Swara kita 8 juni 2015

Page 1

KEMERIAHAN KARNAVAL

Dari paralayang hingga mobil hias batu Jakarta—Ada yang berbeda dengan langit Monas, Minggu (7/6) kemarin sore, satu per satu paralayang terbang mengelilingi bangunan yang menjadi ikon dari DKI Jakarta. Ribuan pengunjung di bawahnya tampak terkesima melihat pertunjukan yang ditampilkan. Sebagian dari pengunjung mencoba mengabadikan momen tersebut dengan kamera dan ponsel mereka.

Harga: Rp.2000,Luar Kota + Ongkos Kirim

Baca: Dari ( Halaman 2 )

terbit 16 halaman SENIN 8 JUNI 2015 NOMOR 02795 TAHUN IX

Kru kapal perang jenis penghancur milik AS senang berada di Manado LIGA CHAMPIONS

Commander Thom: Karena Walikota kami berada di sini Manado—Sejak Jumat (5/6) pekan lalu, Kapal Perang milik Amerika Serikat (AS), USS Rushmore jenis penghancur berlabuh di perairan Manado. Dengan berlabuhnya kapal perang yang diberi nama sesuai dengan gunung Rushmore tempat monument nasional AS di Black Hills Dakota Selatan, bersama 700 anak buah kapal (ABK) itu, sangat mengundang perhatian masyarakat Manado. Ratusan US Navy dan Angkatan Laut AS tersebut beberapa hari ini begitu mudah dijumpai di ibukota Sulut ini. Sehingga tak heran, pusat-pusat perbelanjaan, jalan protokol dan hiburan di Manado begitu mudahnya dijumpai

para kru kapal perangAS tersebut dan tak segan-segannya menyapa warga Manado. Tak hanya itu saja, sejumlah destinasi pariwisata di Sulut, seperti taman laut Bunaken dan mengunjungi tempattempat wisata lainnya yang berada di Tomohon seperti Danau Linow, serta Bukit Kasih di Minahasa. Pada Sabtu (6/6) pekan lalu, Letkol Thomas Stephen selaku Commander USS Rushmore dan sejumlah pimpinan kapal tersebut diajak berkeliling Manado oleh Walikota GS Vicky Lumentut (GSVL) dan menjumpai sejumlah tempat bersejarah di Manado, karena diminta oleh mereka. Baca: Commander ( Halaman 2 )

WALIKOTA Manado GS Vicky Lumentut saat menerima Commander USS Rushmore Letkol Thomas Stephen dan Commander US Marines Letkol Wilfred Rivera.(foto: ist)

Jokowi: Menteri harus perbaiki diri Pemerintah Pusat peroleh opini WDP

XAVI HERNANDEZ

Akhiri dengan indah SEBUAH penuntasan yang indah dari pesepakbola Xavi Hernandez buat Barcelona. Gelandang elegan Spanyol ini mengakhiri eksistensinya di Blaugrana dengan torehan spesial, merebut treble winners. Tak heran jika penampilan terakhirnya bersama Barcelona dalam partai final Liga Champions Minggu (7/6) dini hari kemarin, Xavi merasa mendapat kado istimewa. Barcelona menjadi juara Liga Champions setelah mengalahkan Juventus dengan skor 3-1. Bagi Xavi laga ini merupakan perpisahan yang luar biasa.

SEREMONI

Mangindaan buka Rakernas SPRI

INTERNASIONAL Pertemuan G7 dimulai dan diwarnai aksi protes

Baca: Pertemuan ( Halaman 2 )

Baca: Jokowi ( Halaman 2 )

PILKADA BOLTIM

Landjar bakal calon tunggal PKB-Demokrat

Baca: Landjar ( Halaman 2 ) WAKIL Ketua MPR RI EE Mangindaan berkesempatan membuka Rakernas SPRI, pekan lalu. SPRI sendiri adalah organisasi wartawan, yang baru-baru ini melaporkan Walikota Manado GS Vicky Lumentut (GSVL) ke Bareskrim Mabes Polri. GSVL akan mencalonkan diri untuk Pilwako Manado, dan akan berhadapan dengan Wawali Manado Harley ‘Ai’ Mangindaan yang juga mencalonkan diri sebagai walikota.(foto: ist/fb)

Manado—Serikat Pers Republik Indonesia (SPRI) pada menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) 2015 yang digelar 5-7 Juni 2015 di Blue Sky Pandurata Boutique Hotel, Jakarta. Rakernas salah satu organi-

BUPATI Sehan Landjar saat bertemu dengan Wakil Ketua MPR RI EE Mangindaan di Hotel Sultan Jakarta baru-baru ini.(foto: faruk/sk)

RAIH OPINI WDP

Tetty lepaskan Minsel dari kutukan disclaimer

sasi pers yang dipimpin Ketua Umum Heintje Mandagie dan Bendahara Umum Rommy Rumengan ini dibuka oleh Wakil Ketua MPR-RI EE Mangindaan.

BUPATI Minsel Christiany Tetty Paruntu SE saat memberikan sambutan pada penyerahan LHP 2014 dengan hasil opini WDP dari BPK RI, Jumat (5/6) lalu.(foto: servi/sk)

Baca: Mangindaan ( Halaman 2 )

Amurang—Satu prestasi yang patut mendapat apresiasi dari bahkan bisa dikatakan satu sejarah baru bagi Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan, dibawa kepemimpinan Bupati Minsel Christiany Tetty Paruntu SE. Baca: Tetty ( Halaman 2 )

Pernikahan Putra Sulung Presiden Joko Widodo

Tak akan ada mobil pengantin pada pernikahan Gibran-Selvi Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda akhirnya mengemukakan secara langsung kepada media terkait persiapan pesta pernikahan mereka. Kedua mempelai menjelaskan seusai acara rapat panitia pernikahan di Rumah Makan Chilli Pari, Sumber, Solo, Minggu (7/6) kemarin.

POJOK Hal terbaik yang bisa Anda lakukan untuk orang lain bukanlah membagikan kekayaan Anda, tetapi membantu ia untuk memiliki kekayaannya sendiri. (Benjamin Disraeli)

runan dari tahun sebelumnya. Hal itu menyebabkan BPK memberikan predikat Wajar Dengan Pengecualian (WDP) kepada pemerintah pusat.

Boltim—Meski belum secara resmi mendaftar sebagi calon bupati (Cabup) Boltim periode 2015-2020, namun dua partai yang memiliki perwakilan kursi Dekab Boltim masing-masing dua kursi, yakni Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Demokrat sudah nyatakan akan mengusung Sehan Landjar SH.

Baca: Akhiri ( Halaman 2 )

PRESIDEN Barack Obama mengatakan para pemimpin negara kelompok tujuh, G7, yang bertemu di Jerman akan membicarakan upaya melawan agresi Rusia ke Ukraina, ditengah terjadi peningkatan kekerasan di wilayah itu yang menurut para pengamat disebabkan oleh kelompok separatis dukungan Moskow. Di awal pertemuan puncak dua negara-negara industri terkemuka dunia ini, Angela Merkel selaku tuan rumah menyambut Obama di kota kruen di bawah langit biru, dikelilingi oleh warga setempat yang mengenakan pakaian tradisional, minum bir dan makan pretzel. Merkel berharap bisa mendapatkan komitmen dari G7 untuk mengatasi pemanasan global untuk membantun momentum menjelang pertemuan puncak iklim PBB di Paris, Desember mendatang. Agenda yang diajukan Jerman dalam pertemuan G7 kali ini juga meliputi pembicaraan di bidang kesehatan global, mulai dari Ebola hingga antibiotik dan penyakit tropis.

Bogor—Badan Pemeriksa Keuangan memberikan telah Laporan Keuangan Pemerintah Pusat tahun 2014 kepada

Presiden Jokowi, Jumat (5/6) lalu. Dari hasil pemeriksaan atas 87 entitas pelaporan, disimpulkan bahwa kualitas Laporan Keuangan Kementerian dan Lembaga (LKKL) tahun 2014 mengalami penu-

GIBRAN Rakabuming Raka dan Selvi Ananda.(foto: ist)

DALAM acara tersebut tampak ayahanda Gibran, Joko Widodo, hadir bersama ibundanya, Sudjiatmi, dan kerabat. Sementara Iriana Joko Widodo tidak tampak dalam acara tersebut. Keluarga Presiden Joko Widodo menggelar acara

Kumbokarnan atau rapat panitia pernikahan dengan seluruh panitia yang terlibat dalam acara pernikahan Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda. Gibran dan Selvi juga hadir untuk berkoordinasi dengan seksi-seksi ke-

panitiaan. Gibran menjelaskan kepada wartawan bahwa Kumbokarnan tersebut membahas tentang prosesi lamaran, siraman, midodareni, ijab kabul, hingga resepsi. Baca: Tak ( Halaman 2 )

ADRIFAZA Baraka, pengidap diabetes tipe 1

NOMOR TELEPON/FAX (0431) 841071, FAX: (0431) 841060)

KUNJUNGI www.swarakita-manado.com & www.swaramanado-online.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.