Tribunjogja 02-11-2015

Page 1

2 Bersamaan dengan itu sepeda motor melaju dari arah Kecamatan Wedi (Selatan) hendak menuju ke arah Kota Klaten (timur)

TERTABRAK DAN TERSERET

Korban Masuk ke Kolong Bus

1 Bus Sugeng Rahayu Jurusan SurabayaYogyakarta melaju dengan kecepatan tinggi. Saat itu lampu merah di simpang Bendogantungan belum difungsikan secara normal. Lampu yang hidup hanya pada bagian kuning. simpang empat Bendogantungan, Klaten

Klaten

KLATEN, TRIBUN - Kecelakaan maut terjadi di simpang empat Bendogantungan, Klaten, Minggu (1/11) pagai. Dua remaja yang berboncengan sepeda motor, masing-masing Tri Saryana (19) dan Novan (18) tewas setelah bertabrakan dengan bus Sugeng Rahayu. Warga di sekitar tempat kejadian, Putra (30) mengatakan, tabrakan terjadi sebelum pukul 06.00. “Saya tahunya sudah begitu, posisi bus sudah miring, dan korbannya berada di kolong bus,” ujarnya, Minggu (1/11). Saksi menjelaskan, Bus Sugeng Rahayu Jurusan Surabaya Yogyakarta melaju dengan kecepatan

3 Sopir bus sempat mencoba menghindar, akan tetapi terlambat, sehingga korban tertabrak dan terseret 4 korban Tri Saryana (19) tewas di lokasi kejadian. Sedangkan Sedangkan Novan (18) pembonceng motor meninggal setelah dibawa ke RSUP Soeradji Tirtonegoro.

Prambanan

Bersambung ke Hal 11

300 Orang Turun saat Api Berkobar

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

Kebakaran Sapu Hutan di Jurang Andang Jrakah TRIBUNJOGJA.COM, JOGJA -Tim SAR Barameru berhasil mengawal evakuasi lebih kurang 300 pengunjung yang berada di sepanjang jalur pendakian hingga kawasan Pasar Bubar, ketika api berkobar di lereng sebelah barat laut gunung Merapi, Minggu (1/11). Kronologi kejadian yang diinformasikan Bakat Setyawan alias Lahar, aktivis SAR Barameru, titik api pertama kali terpantau pukul 10.43, di areal hutan Taman Nasional Gunung

Merapi (TNGM) Dusun Sepi, Desa Jrakah, Boyolali. Setelah menerima informasi awal itu, tim Barameru bergerak cepat menyiapkan evakuasi ke kawasan puncak gunung. Tim pertama bergerak, dan tiba di Pasar Bubrah sekitar pukul 13.00. Mereka langsung meminta semua pengunjung turun. Sekitar pukul 16.00, rombongan pertama pengunjung tiba di pos 2, sementara saat bersamaan api berkobar membesar ke arah selatan, mendekati sisi

jurang di sebelah barat Desa Stabelan. Menurut Lahar, di perjalanan turun ada seorang yang terkilir kakinya di gerbang wilayah TNGM. Tim Barameru menjemput korban, dan mengevakuasinya turun. Akhirnya sekitar pukul 17.30, semua pengunjung Merapi dipastikan tiba selamat di base camp. Dua jam sebelumnya, lebih kurang 70 personil relawan berbagai kelompok naik ke sekitar Patok 80 Punting Kayu Pakah, guna mencegah meluasnya keba-

karan.

Jurang Anjang Amukan si jago merah Minggu petang dilaporkan menghebat, terpantau memasuki wilayah jurang Anjang, sebelah barat kawasan New Selo, pintu gerbang utama pendakian dari sektor utara. Sebuah foto hitam putih yang diunggah di akun Facebook BPPTKG menunjukkan nyala api sangat besar di kejauhan. Laporan dan perkembangan ini Bersambung ke Hal 11

Api Lalap Kantor Gubernur Kalteng PALANGKARA YA - Sehari setelah Presiden Joko ALANGKARAY Widodo (Jokowi) berkunjung ke Kalimantan Tengah, kantor gubernur provinsi tersebut mendadak dilalap si jago merah, Minggu (1/11), sekitar pukul 14.00 WITA. Api melalap bagian depan kantor Gubernur Kalimantan Tengah, Jl RTA Milono, Palangkaraya, yang baru selesai direnovasi. Mengetahui kejadian tersebut, Pejabat Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Hadi Prabowo, langsung mengumpulkan para pejabat di lingkungan Setda Provinsi Kalimantan Tengah. Dalam rapat tersebut Hadi Prabowo terlihat murka. Ia minta semua petugas Satpol PP dan pejabat di lingkungan Setda Provinsi Kalimantan Tengah yang berjaga di kantor pada hari ini untuk memberikan laporan menyangkut penjagaan dan pengamanan di kantor gubernur. “Mana Satpol PP yang bertugas di kantor hari ini? Saya minta yang berjaga hari ini di catat siapa namanya dan apa yang dilakukan pada hari ini.” Bersambung ke Hal 11

ANTARA/RONNY

TRIBUNNNEWS

PAD AM - Mobil penyemprot air Polda Kalteng ikut dikerahkan ADAM memadamkan api yang membakar sebagian komplek gubernuran.

Golkar Bisa Fokus Menangkan Pilkada JAKARTA, TRIBUN - Konflik dua kubu di tubuh Partai Golkar coba diselesaikan melalui Silaturahmi Nasional (Silatnas) di kantor DPP, Jakarta, Minggu (1/11). Ada yang unik sebelum acara tersebut dibuka yaitu aksi sujud syukur yang dilakukan Sekretaris DPD Partai Golkar Aceh,

Dinda Kanya Dewi

TRIBUN JOGJA/ABM

Nonton Biennale AKTRIS peran Dinda Kanya Dewi yang terkenal lewat peran antagonisnya menyempatkan diri untuk mengunjungi pemeran seni rupa akbar Biennale Jogja XIII bertajuk “Meretas Konflik” di Jogja Nasional Bersambung ke Hal 11

Muntasir Hamid. Ia melakukan aksinya ketika menginjakkan kaki kembali di Kantor DPP Partai Golkar, Jl Anggrek Neli Murni, Slipi, Jakarta. Dirinya bersyukur karena adanya kesempatan bersilaturahmi Bersambung ke Hal 11

LUDES - Api membakar Kantor Gubernur Kalimantan Tengah di Jalan RTA Milono, Palangka Raya, Minggu (1/11). Kejadian itu bermula sekitar pukul 14.15 WIB dan menghanguskan ruang Biro Keuangan, Ekonomi dan Umum.

Tim Bakal Tampil Habis-habisan  Babak 16 Besar Tribun Jogja PAF Gunakan Sistem Gugur YOGYA, TRIBUN Tribun Jogja Putih Abu Abu Futsal (PAF) 2015 telah dua minggu bergulir dengan menyelesaikan babak kualifikasi dan fase grup. Senin (1/11) hari ini tahapan akan berlanjut ke babak 16 besar untuk

kategori putra dan putri di GOR Amongraga. Pertandingan diprediksi semakin ketat karena tahapan ini diisi tim tim terbaik. Total ada 16 tim terbaik putra dan putri yang akan bertanding hari ini. Mereka, sebelumnya berstatus juara dan runner up di grup masing-masing. Khusus kategori futsal putra, semifinalis tahun lalu yaitu SMA Mu-

hammadiyah 7 Yk (Mutu), SMA N 4 Yk (Patbhe), SMA N 1 Sewon (Smase) dan MA Mualimin juga lolos ke tahapan ini. Penanggung Jawab Tribun Jogja PAF, Theodorus Danang menggaransi laga di babak 16 besar ini akan lebih seru dibanding tahap-

Traveller Yogya Susuri Karakoram Highway di Pakistan (1)

Yosep Sempat Kesulitan Urus Visa

Gambaran mengenai Pakistan yang penuh konflik dan terorisme tidak menyurutkan niat seorang traveller Yogyakarta. M Baski Rochmad (46) untuk menjelajahi Pakistan. Selama 33 hari, lelaki yang akrab disapa Yosep Mentari ini berkelana di daerah utara Pakistan yang terkenal dengan hamparan gunungnya yang berselimut salju.

KELUARGA dan sebagian besar temantemannya sempat menilai niatnya berwisata menjelajah Pakistan adalah keinginan sinting. “Untuk apa ke Pakistan, di sana banyak bom dan teroris, mau bunuh diri? kalau saya mending ke tempat yang aman saja “ ujar mereka. “Semua mempertanyakan niatan saya, Bersambung ke Hal 11

an sebelumnya. “Apalagi kali ini memakai sistem gugur, harus ada yang menang jadi tiap tim akan bermain habis habisan demi memenangkan pertandingan, kalah berarti tersingkir,” kata Danang, Minggu (1/11). Bersambung ke Hal 11

netizen report

Orok Hebohkan Staf Bandara

DOK.PRI YOSEP

RAMAH - Yosep saat berfoto bersama guru di wilayah Passu, Pakistan Utara.

WARGA Dusun Tlukan, Maguwoharjo, Kabupaten Sleman, DIY, digegerkan oleh keberadaan mayat orok yang hanyut di aliran Kali Kuning, Minggu (1/11) pagi. Temuan tersebut juga sempat membuat heboh staf Bandara Adisutjipto, lantaran orok yang hanyut terhenti di bawah jembatan dekat runway pesawat. Penemuan ini sempat diinfokan pemilik akun Robert Berezoutsky ke Grup Facebook Netizen Report TRIBUN JOGJA. “Penemuan bayi di jembatan bandara tadi pagi den, kondisi meninggal. Semoga makhluk tanpa dosa ini dapat tempat terbaik dari tuhan, trus sek mbuang gek ndang tobat,” tulisnya, Minggu. Penemuan jenazah orok tersebut bermula sekitar pukul 09.30, saat enam orang anak kecil bermain dan hendak memancing di kali yang saat itu sedang surut Bersambung ke Hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.