Tribunjogja 05-11-2016

Page 1

SABTU WAGE 5 NOVEMBER 2016 5 SAFAR 1438 NO 2020/TAHUN 6

The Best Of Java Newspaper IPMA 2012

RP 2.000

The Best Of Java Newspaper IPMA 2016

LANGGANAN RP 55.000 www.tribunjogja.com

Kapolri: Hentikan Tembakan!

likes: tribun jogja

follow us: @tribunjogja

SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219

@tribunjogja

 Presiden Joko Widodo Sesalkan Bentrokan Setelah Aksi Damai Saya minta untuk hentikan tembakan gas air mata. Wujudkan suasana damai,”

JAKARTA, TRIBUN - Aksi unjukrasa damai yang dilakukan ribuan umat islam dari berbagai elemen sebenarnya sudah berakhir pada pukul 17.15 dengan damai. Aksi ini berakhir setelah perwakilan pengunjuk rasa keluar dari istana negara setelah ditemui oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla. Perwakilan pendemo yang terdiri dari Ustaz Bachtiar Nashir, Ustaz Zaitun Rasmin, dan Ustaz Misbah yang keluar dari istana memerintahkan agar massa aksi membubarkan diri saat itu juga. Kepada massa pengunjuk rasa, mereka memastikan bahwa pemerintah menjamin proses hukum terhadap Ahok akan dilakukan secara cepat tanpa intervensi.  ke halaman 11 ANTARA/WIDODO S JUSUF

RUSUH - Sejumlah peserta unjuk rasa bertahan ketika petugas

kepolisian berusaha membubarkan massa aksi di Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta, Jumat (4/11).

Ada Noda Darah di Kemeja Wiranto MENKOPOLHUKAM Wiranto terlihat keluar dari Istana Merdeka, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Jumat (4/11) malam. Wiranto keluar ketika situasi di depan Istana Merdeka tengah ricuh, penuh dengan gas air mata dan kobaran api. Sekitar 1 jam Wiran-

Pengunjukrasa menuntut agar Ahok dihukum

to yang mengenakan kemeja putih, topi hitam dan masker yang tergantung di lehernya kembali masuk ke dalam Istana Merdeka. Wiranto pun menjelaskan tujuannya keluar dari Istana Merdeka menuju ke pusat kericuhan untuk menemui tokoh-tokoh yang ikut dalam aksi unjuk rasa hari ini.  ke halaman 11

Polisi dan pengunjuk rasa salat ashar berjamaah

1

Pengunjuk rasa melanjutkan aksi di DPR

TRIBUNNEWS

AKSI DAMAI - Ribuan pengunjukrasa membentangkan bendera merah putih besar saat menuju ke istana negara, Jumat (4/11).

Kasus Ahok Tuntas dalam Dua Pekan WAKIL Presiden Jusuf Kalla berjanji dalam dua pekan kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan oleh petahana Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok akan selesai dalam dua pekan. Penegasan Jusuf Kalla ini disampaikan saat menerima perwakilan peserta aksi damai yang menemuinya di kantornya, Jumat (4/11) kemarin. “Kita sudah berbicara dengan teman teman yang perwakilan massa aksi. Kesimpulannya ialah dalam hal saudara

1 Selepas Salat Jumat (4/11) ribuan pengunjukrasa mulai bergerak menuju ke istana negara. Sejumlah tokoh melakukan orasi secara bergantian di depan istana negara

1

KEMBALI KONDUSIF 17.50

3 Pukul 17.50. aksi dinyatakan bubar, namun sebagian massa tidak mau bubar dan tetap bertahan di sekitar istana.

Ahok, kita akan laksanakan dengan hukum yang tegas,” ujar Jusuf Kalla. Jusuf Kalla mengatakan, dalam pertemuan antara pemerintah dan perwakilan demonstran yang juga dihadiri oleh Kapolri Jendral Pol Tito Karnavian itu juga disepakati proses hukum atas kasus Ahok akan dipercepat. “Oleh Kapolri dijanjikan selesai dalam dua minggu, pelaksa-

18.30

4 Pukul 18.30 terjadi aksi saling lempar dan pecah bentrok. Dua mobil milik Brimob terbakar di depan istana 5 Kapolri dan Panglima TNI turun tangan menenangkan massa dan aparat kepolisian

 ke halaman 11

2 Pukul 17.00, tiga perwakilan pengunjukrasa diterima Wapres Jusuf Kalla dan memperoleh kepastian proses hukum terhadap Ahok dipercepat.

2

21.00

12.00

Hingga Pukul 12.00 WIB pengunjuk rasa melanjutkan aksinya ke gedung DPR RI

17.00

4

6 Situasi berangsur-angsur pulih dan dinyatakan kondusif pukul 21.00.

GRAFIS/FAIUZIARAKHMAN

Bripda Novia Monicasari

Kerahkan 1.200 Santri dari Bandung Khusus Bersihkan Sampah

Foto Bareng Demonstran Aa Gym Beri Komando Sambil Pegang Sapu LAUTAN pengunjuk rasa memenuhi kawasan Monas, Jakarta Pusat, Jumat (4/11) siang. Kantor Gubernur DKI yang terletak di sisi selatan Monas merupakan salah satu lokasi yang disinggahi pengunjuk rasa. Polisi dan tentara pun menjaga kantor Gubernur DKI atau Balai Kota. Penjagaan itu melibatkan 30-an polisi wanita (polwan) berhijab. Lebih dari sekadar berjaga, mereka juga tampil terdepan atau paling dekat dengan pengunjuk rasa. Kehadiran para polwan berhijab, efektif mencairkan suasana. Tanpa sungkan, beberapa pengunjuk rasa meminta foto bersaTRIBUNNEWS IST

 ke halaman 11

KH Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym terlihat berada di depan Masjid Istiqlal, Jakarta, saat terjadi demo besar menuntut proses hukum terhadap Gubernur Nonaktif DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, Jumat (4/11).

A ISTIMEWA

KEBERSIHAN - Aa Gym memimpin 1.200 santri yang khusus dikerahkan

untuk memunguti sampah dan memberikan layanan kesehatan kepada pengunjukrasa.

A GYM terlihat memegang sapu lidi serta mengenakan sarung tangan. Di belakang Aa Gym tampak sejumlah orang membersihkan sampah di jalanan. Kehadiran Aa Gym menjadi perhatian peserta aksi damai. Mereka lalu menyalami dai kondang tersebut. “Ayo jamaah Daarut Tauhid, mari bergerak bersih-bersih di area demo,” kata Aa  ke halaman 11

Ipda Aldo Belum Berstatus Tersangka POLISI belum menetapkan status tersangka terhadap Ipda Aldo Paja, pengemudi mobil maut yang mengalami kecelakaan di Pathuk dan menewaskan pengemudi sepeda motor. Polisi mengaku masih melakukan pemeriksaan intensif kepada Hal yang bersangkutan berikut sejumlah saksi. (*)

11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Tribunjogja 05-11-2016 by tribun jogja - Issuu