24
HARIAN PAGI
HALAMAN
RABU P AHING PAHING 6 AGUSTUS 2014 9 SYAWAL 1435 NO 1197/TAHUN 4
RP 2.000 SPIRIT BARU DIY-JATENG
LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219
30 Ribu Orang ke MK Ada Aksi Protes Serentak ke KPUD Majelis Hakim Akan Beri Nasihat
JAKARTA, TRIBUN - Ketua DPD Partai Gerindra DKI, M Taufik menyatakan sekitar 30 ribu orang pendukung Capres/Cawapres Prabowo Subianto-Hatta Rajasa akan mengepung Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) pada sidang perdana, Rabu (6/8) hari ini. “Kami akan mengepung Gedung MK. Setidaknya tiga puluh ribu kader Gerindra akan kumpul di MK. Mereka berasal dari Jakarta, Banten, dan Jawa Barat,” kata M Taufik di kantor DPD Partai Gerindra DKI Jakarta, Jalan Sisingamangaraja, Jakarta Selatan, Selasa (5/8). Sedangkan Ketua DPD Gerindra
Jawa Barat, Ferry J Juliantono menyebutkan kader, simpatisan dan pendukung Gerindra akan mulai memenuhi gedung MK mulai pukul 08.00 WIB. Mereka akan memberikan dukungan moril kepada tim hukum Prabowo-Hatta. “Kami juga akan berikan dukungan kepada hakim MK agar menjalankan sidang sebaik-baiknya dan penuh tanggung jawab,” ujarnya. Taufik menambahkan, ketika para kader Gerindra bergerak di Gedung MK, pada saat yang bersamaan, kader-kader Gerindra di daerah Bersambung Hal 11
Hamdan Menjamin Hakim Tak Tertekan
KPUD Bantul Siap Jika Ditanya
KETUA Mahkamah Konstitusi (MK) Hamdan Zoelva mengatakan, timnya tidak akan terpengaruh tekanan berbagai pihak dalam memutuskan perkara perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden.
KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Daerah Bantul telah mempersiapkan segala sesuatu jika pada waktunya nanti dilibatkan pada sidang sengketa Pilpres 2014 di MK. Penyelenggaraan Pilpres di Bantul termasuk salah satu materi yang dimasukkan dalam
Bersambung Hal 11
news update Polisi dan TNI geruduk LP Kedungpane Semarang, awasi pertemuan napi teroris dengan pembesuk
GRAFIS: FAJAR RAKHMAN
Bersambung Hal 11
Militan ISIS Memburu Etnis Minoritas Yazidi
BAGHDAD, TRIBUN - Sinjar, salah satu kota di wilayah otonomi Kurdi, Irak, kini direbut milisi Pemuda bernama Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS). Abu Muhammad al- Mayoritas penduduk kota itu adaIndonesi yang lah etnis minoritas Yazidi. muncul di rekaman ISIS merebut kota itu setelah video ISIS diduga Peshmerga, pasukan etnis Kurdi, gagal mempertahankan cengkeBachrunsyah raman mereka, dan mundur ke Bachrunsyah diduga kuat pernah wilayah asli mereka. Kota suci suku Yazidi itu jatuh ke tangan ISIS, ikut latihan Minggu (3/8). kelompok Kini dua pertiga penduduk kota bersenjata di itu melarikan diri, menghindari pegunungan keganasan milisi ISIS yang me Bersambung ngancam membunuhi mereka satu Hal 11 persatu jika tidak mengikut Islam.
Pevita Pearce
ISIS dipimpin Abu Bakar al-Baghdady, sekaligus pemimpin kekhalifahan Ibrahim. Yazidi adalah kelompok etnis dengan kepercayaan yang terkait dengan aliran Zoroaster, yang dianggap ISIS sebagai kelompok bidaah. ISIS menyebut etnis Yazidi sebagai penyembah setan. Sebelumnya militan ISIS terangterangan bersikap intoleran terhadap minoritas Kristen di Mosul. ISIS memaksa komunitas Kristen Mosul berpindah ke Islam atau terbunuh. Minoritas Syiah Turkmen di Tal Afar juga kabur setelah Bersambung Hal 11
Terjangan Angin Kencang di Yogya Renggut Korban Jiwa
Mahmudi Tunggui Saat-saat Akhir Ircham
TRIBUN JOGJA/SANTO ARI HANDOKO
TIMP A MOBIL - Pohon sengon besar di hutan depan Balairung UGM roboh TIMPA menimpa mobil parkir dan seorang mahasiswa Fak Perikanan, Selasa (5/8).
Mengenal Rini MS, Kepala Staf Kantor Transisi Jokowi
Bangga Lahir di Maryland, Cemerlang di Citibank Buffon A
RTIS peran dan model Pevita Pearce (21) mengaku bangga mendapat kepercayaan menyambut kedatangan para pemain Juventus,
klub sepak bola asal Turin, Italia, dan Bersambung Hal 11 FOTO/KAPANLAGI.COM
Lama tak terdengar, nama mantan Menteri Perindustrian dan Perdagangan (Menperindag) Rini Mariani Soemarno di era Kabinet Gotong Royong (2001-2004) kembali mencuri perhatian publik. Dia dipilih Presiden terpilih Joko Widodo sebagai Kepala Staf Kantor Transisi, yang punya strategis mempersiapkan transfer kekuasaan pada 20 Oktober 2014.
KOMPAS IMAGES/RODERICK ADRIAN MOZES
JOKOWI- RINI - Presiden terpilih Joko Widodo didampingi Rini M Soemarno saat meresmikan Kantor Transisi di Jalan Situbondo 10, Menteng, Jakarta, Senin (4/8/2014).
SLEMAN, TRIBUN - Terjangan angin cukup kencang di Kota Yogya dan sekitarnya, Selasa (5/8) siang berakibat fatal. Mahasiswa Fakultas Perikanan UGM, Ircham Darmasta Gumilang, terenggut nyawanya setelah tersambar pohon besar yang roboh di hutan Balairung UGM. Nyawa Ircham tak terselamatkan di RS Panti Rapih setelah menderita luka parah di kepalanya tertimpa dahan dan ranting pohon sengon berdiameter sekitar 40 sentimeter. Saat kejadian Ircham tengah belajar sendiri di gazebo di dekat areal hutan kampus itu. Selain menyambar Ircham, batang Bersambung Hal 11
Citizen Journalism Rifki
Praditya
Public Relations BORDA Indonesia
Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reagi TTribun ribun Jogja. porter melalui Citizen Journalism Harian P Pagi Sertakan foto kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribunjogja@gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com.
Mengolah Sampah
SELAIN persiapan teknis alih kekuasaan dari Presiden SBY ke pemerintahan baru, Kantor Transisi diberi tugas penting guna mempersiapkan langkah-langkah percepatan implementasi sembilan program nyata yang dijanjikannya Jokowi atau yang dikenal sebagai “Nawa Cita”. Rini dibantu empat deputi, terdiri Andi
SAMPAH sudah menjadi barang buangan yang tidak terpakai. Baik sampah rumah tangga hingga sampah limbah berbahaya. Semua bercampur menjadi satu dan hanya ditumpuk di TPA (Tempat Pembungan Akhir) sampah di lokasi yang telah disediakan pemerintah. Tak pelak jika penumpukan sampah overload, TPS (Tempat Penampungan Sampah) liar bermunculan di sembarang tempat. Hingga sekarang, isu tentang permasalahan sampah sudah menjadi perbincangan
Bersambung Hal 11
Bersambung Hal 11