KAMIS PAHING 7 APRIL 2016 28 JUMADIL AKHIR 1437 NO 1801 /TAHUN 5
RP 2.000
The Best Of Java Newspaper IPMA 2012
LANGGANAN RP 55.000
The Best Of Java Newspaper IPMA 2016
www.tribunjogja.com
likes: tribun jogja
follow us: @tribunjogja
SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219
@tribunjogja
Kolonel Jefri Nyabu Sambil Karaoke DIGEREBEK JENDRAL BINTANG SATU
Dikawal Tujuh Anggota Intel Iya betul semalam ada penggerebekan, Dandim Makassar positif gunakan narkoba saat dilakukan tes urine Brigjen TNI Supartodi
MAKASSAR, TRIBUN - Komandan Kodim Kota Besar (Dandim Tabes) 1408/Berdiri Sendiri (BS) Makassar, Kolonel Infanteri Jefri Oktavian Rotti (48), digerebek saat menggelar pesta shabu-shabu di Ruang Karaoke VIP 37, lantai 12, Hotel d’Maleo Jl Pelita Raya VIII/ No 1, Rappocini Makassar, Rabu (6/4) dini hari. Dandim Tabes ditangkap sedang pesta sabu dengan Kapuskodal Ops Kodam VII Wirabuana, Letkol Budi Iman Santoso, satu pengusaha dan istri, serta tiga warga sipil lainnya. Selain Dandim tabes, belum ada konfirmasi resmi apakah ketujuh orang lain ini juga positif menikmati narkoba. Yang menarik, keberadaan Kolonel Jefri dan Letkol Budi Iman Santoso di ruang karaoke tersebut dikawal oleh pasukan dari Intel Kodim setempat. Informasi yang dikumpulkan Tribun, tiga sersan, tiga Prajurit dan satu kopral berjaga di lantai bawah hotel dan pintu masuk VIP 37 yang digunakan
Kolonel Jefri Dandim Tabes 1408/BS Makassar digerebek saat pesta shabu bersama seorang kolonel di VIP Music 37 Karaoke PH2 di Lt 12 Hotel d'Maleo, Makassar Saat pesta shabu digelar, dua kolonel ini dijaga oleh 3 Sersan, 3 Prajurit dan seorang Kopral Pesta shabu ini juga diikuti H Nasri, seorang pengusaha dari Pallangga, dua pengawal dan dua wanita
KRONOLOGI
SELASA (5/4) 08.00: Kolonel Jefri pamit ke istri Viria Jefry untuk ke kantor 09.00: Tinjau musallah, aula, Makodim Tabes 1408/BS di Jl Lanto Dg Pasewang 11.00: terima beberapa tamu dan makan siang 14.00: Gelar apel "Jam Komandan" bersama Kasdim, perwira, staf PNS di Aula Sudirman Makodim
ke halalaman 11
Bulan Maret Pimpin Tes Urine di Jajaran Kodim PENANGKAPAN Komandan Kodim 1408 BS/1408 Makassar, Kolonel Inf Jefri Oktavian Rotty saat sedang pesta narkoba di Hotel D’Maleo Jalan Pelita Raya, Makassar, Sulawesi Selatan mengejutkan publik Makassar.
Hotel d'Maleo, Jl Pelita Raya VIII/No 1, Rappocini, Makassar
Pasalnya pada Maret 2016 lalu, Jefri memimpin langsung prajuritnya untuk tes urine. Berdasarkan situs resmi Kodim ke halalaman 11
"Kamu stand by disini, jaga yaa"
"Siap Komandan,"
RABU (6/4) 01.20: Kasdam VII/ Wrb Brigjen TNI Supartodi pimpin operasi bersama 4 perwira intel Kodam. "Ini atas perintah Pangdam VII Mayjen TNI Agus Surya Bakti," 01.45: 2 Pamen dan 7 prajurit langsung dibawa ke DenPom Jl Jend Sudirman, Makassar 02.00: Lima warga sipil, diserahkan ke Mapolrestabes Makassar
Cani
Mario
16.00: Pamit pulang ke rumah 22.00: Terima pesan chat untuk merapat ke VIP Music 37 Karaoke PH2 di Lt 12 Hotel d'Maleo, Jl Pelita Raya VIII/ No 1, Rappocini, Makassar 23.13: H Nasri, pengusaha dari Pallangga, bersama 2 pengawal, dan 2 wanita ikut bergabung GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN
VANDALISME - Beberapa tulisan liar sudah menghiasi sejumlah titik di Tempat Khusus Abu ABkar Ali.
TRIBUN JOGJA / GILANG
Foto diambil, Rabu (6/4) siang.
Haryadi Minta Tarifnya Tetap Rp 1.000 TKP Abu Bakar Ali Sudah Jadi Korban Vandalisme DUA hari dibuka untuk umum, Taman Khusus Parkir (TKP) Abu Bakar Ali (ABA) sudah menjadi korban dari vandalisme. Beberapa tiang penyangga, tangga, maupun dinding kios-kios tak luput dari keisengan oknum perusak. Satu diantara petugas keamanan yang berjaga di lantai dua TKP ABA, Paryoto menyebut, coretan-coretan yang terbuat dari cat pilox tersebut
lik UPT Malioboro dengan pelaksana yakni para Jogoboro. Ia mengakui bahwa vandalisme di beberapa titik tempat parkir vertikal tersebut sudah lama terjadi, sebelum para Jogoboro menjaga kawasan tersebut. Terkait penetapan tarif Hal dan sebagainya, berita selengkapnya ada di halaman 11. (gil)
11
Supini Saeran Ikut Diwisuda di Masjid DPRD DIY Menjerit Ibunya Dikubur di Dalam Rumah
Ayu Ting Ting
Saat yang Lanjut Usia Tetap Gigih Belajar Baca Alquran
Dituntut Jujur
Usia bukanlah sebuah alasan seseorang untuk terus belajar. Apalagi mempelajari ilmu agama, itu merupakan sebuah hal yang diwajibkan kepada seluruh umat manusia agar hidup terarah sesuai dengan yang diperintahkan oleh tuhan.
PRESENTER Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting dituntut berbicara jujur tentang hubungan mereka. Jika Raffi dan Ayu tak memiliki hubungan istimewa, keduanya harus berani menyatakannya secara terbuka dan bersumpah di depan Al Quran. (*)
S
Hal
8
sudah ada sebelum TKP ABA dibuka untuk umum. “Kami kan mulai bekerja pada Senin (4/4) kemarin, coretan-coretan itu sudah ada dan cukup banyak di beberapa titik,” tutur Paryoto kepada Tribun Jogja, Rabu (6/4). Humas Jogoboro UPT Malioboro Paul Zulkarnaen mengatakan keamanan TKP ABA merupakan sepenuhnya mi-
IST
AERAN (78), adalah pengayuh becak asal Wonosari, Gunungkidul yang biasanya nongkrong di kawasan Malioboro. Ia sudah menjalani profesi tersebut sejak 1970. Kebetulan, ia tak pernah mengeyam pendidikan formal sehingga ia menjadi buta aksara.
Walau begitu, selama beberapa bulan ini ia tekun belajar membaca Alquran di sela kesibukannya bekerja. Tidak sendiri, Saeran melakukan hal tersebut bersama belasan orang lainnya yang rata-rata juga tukang becak, pedagang kaki lima, pedagang di pasar
ke halalaman 11
UJIAN
TRIBUN JOGJA / SEPTIANDRI MANDARIANA
- Muji Purnomo mengaji di depan khalayak banyak untuk pertama kalinya, Rabu (6/4) siang di Masjid DPRD DIY.
SUPINI langsung menjerit histeris begitu tahu jenazah ibunya, Sukinah (90) dikubur di dalam rumah oleh Hal adiknya yang mengalami gangguan jiwa. (*)
11