Tribunjogja 07-10-2014

Page 1

24

HARIAN PAGI

HALAMAN

SELAS A W AGE SELASA WA 7 OKTOBER 2014 12 DZULHIJJAH 1435 NO 1259/TAHUN 4

RP 2.000 SPIRIT BARU DIY-JATENG

5

3

Pikap tersebut akhirnya nyangkut di pembatas jalan jalur cepat, dan rusak cukup parah. Semua motor yang diangkut pun ambruk dan rusak

Selain itu, di lajur sebelah kiri jalur cepat, ada Isuzu Panther. 4

2

Empat mobil yang melaju dari arah utara turut berhenti. Mobil-mobil itu adalah Grand Max,Grand Livina, dan Daihatsu pikap yang mengangkut dua Yamaha Mio dan tiga Yamaha Vixion. Posisi semua mobil itu berada di lajur kanan jalur cepat.

Mendadak, datang melaju dengan kecepatan tinggi di lajur kanan, truk bermuatan baja ringan, yang diduga remnya blong.Tabrakan pun terjadi. Truk tersebut menabrak bagian samping Isuzu Pather, lantas menabrak bagian belakang pikup yang memuat sepeda motor. Pikap pun terdo-rong ke depan, menabrak Grand Livina.

1

GR AF IS/ SU LU PR AS ET YA

Sebuah truk keluar dari pabrik paralon, kemudian elintas dari jalur lambat ke cepat.Pegawai prabik pun mengatur lalu lintas untuk menghentikan mobil di jalur cepat.

Brakk...! Rem Truk Blong

SLEMAN, TRIBUN - Kecelakaan beruntun antarmobil terjadi di ringroad barat, depan Perumahan Nogotirto, Gamping, Senin (6/10), sekitar pukul 16.10. Kronologi kejadian bermula ketika ada truk keluar dari pabrik paralon hendak melintas dari jalur lambat ke jalur cepat. Pegawai pabrik juga telah mengatur lalu lintas untuk menghentikan mobil di jalur cepat. Melihat hal tersebut, empat mobil yang melaju dari arah utara turut berhenti. Dengan urutan Grand Max ■ Bersambung ke Hal 11

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219

Mayang Dimutilasi oleh Sang Kekasih Story Highlight ◗ Mayang Prasetyo tewas dibunuh dan dimutilasi di Brisbane, Australia, oleh kekasihnya yang berkebangsaan Australia, Marcus Peter Volke ◗ Pasangan itu bekerja di kapal pesiar sebagai juru masak. Mereka tinggal di apartemen di wilayah elite Teneriffe, pinggiran Kota Brisbane. ◗ Saat polisi memasuki apartemen itu, polisi sangat terkejut karena mendapati bagian tubuh Mayang dimasak di dalam panci yang sedang ■ Bersambung ke Hal 11

● Warga Indonesia Dibunuh di Australia BRISBANE, TRIBUN - Seorang perempuan berkewarganegaraan Indonesia tewas dibunuh dan dimutilasi di Brisbane, Australia, oleh kekasihnya yang berkebangsaan Australia. WNI itu bernama Mayang Prasetyo, sedangkan sang kekasih bernama Marcus Peter Volke (28). Setelah membunuh Mayang, Marcus bunuh diri. Volke dan korban diketahui bekerja di kapal pesiar sebagai juru masak. Perkenalan mereka pun terjadi di

kapal tersebut. Mereka belum lama tiba di Brisbane, sekitar enam bulan, setelah bertugas di perjalanan pesiar ke beberapa negara. Mereka tinggal di sebuah apartemen di wilayah elite Teneriffe, yang terletak di pinggiran Kota Brisbane. Direktur Perlindungan WNI Kementerian Luar Negeri, Tatang Razak, Senin (6/ 10), mengatakan, ia sudah mendapat kabar dari Ke■ Bersambung ke Hal 11

Sering Mengirim Uang ke Lampung NINING Sukarni, ibunda alm Mayang Prasetyo, mengatakan bahwa anaknya tersebut bernama asli Febri. Kepada The Courier-Mail, perempuan asal Lampung itu mengaku merasa terpukul mendengar berita tentang kematian anaknya. ■ Bersambung ke Hal 11

FOTO/FACEBOOK

Mayang Prasetyo

Pemilihan Ketua MPR RI Diundur Pagi Ini Jual Onderdil Peretelan SBY Main Mata dengan Prabowo Untungnya Lebih Besar Artantyo Nugroho (27), tersangka penadahan barang curian, dikenal tetangganya sebagai pelaku bisnis modifikasi motor. Rumahnya berada di Jalan Sorosutan Nomor 56, Kecamatan Umbulharjo, Kota Yogyakarta.

PENELUSURAN wartawan Tribun Jogja, ada tetangga yang terkadang melihat aktivitas pemeretelan spare part (onderdil) sepeda motor di rumah Artantyo. Konon, bisnis peretelan onderdil sepeda motor untungnya lebih besar. Artantyo dan rekannya, Ahmad Muzammil (26), warga Sungai Batang, Indrahilir, Jam-

Pevita Pearce

bi, yang tinggal di Mantrijeron, ditangkap petugas Polsekta Umbulharjo, belum lama ini. Keduanya diduga menjual barang hasil curian berupa spare part sepeda motor secara online. Polisi menjeratnya dengan Pasal 480 KUHP tentang penadahan. Saat ini, kasus tersebut masih dalam tahap pelimpahan ke kejaksaan. Hasil penelusuran wartawan Tribun Jogja, aktivitas pe■ Bersambung ke Hal 11

Meski Demokrat bukan bagian KMP KMP,, mereka ingin kebersamaan di DPR & MPR. Ajakan itu saya respons positif dengan satu catatan SUSILO BAMBANG YUDHOYONO Presiden RI

JAKARTA, TRIBUN - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang juga Ketua Umum DPP Partai Demokrat melalui Twitter, Senin (6/10), membeberkan fakta di balik bergabungnya Demokrat ke Koalisi Merah Putih (KMP), yaitu koalisi partai-partai politik pendukung Prabowo Subianto. Kicauan SBY langsung mendapat kecaman dari elite PDI Perjuangan. Dalam kicauannya SBY mengungkap perjanjian dengan KMP terkait peraturan pemerintah pengganti undang-undang (Perppu) Pilkada. SBY

menuturkan, Kamis (30/9) malam, dirinya bertemu dengan besannya yang juga Ketua Umum DPP Partai Amanat Nasional, Hatta Rajasa. Saat itu, Hatta menyampaikan pesan dari pimpinan partai KMP yang menginginkan Demokrat bergabung. “Meski Demokrat bukan bagian KMP, mereka ingin kebersamaan di DPR & MPR. Ajakan itu saya respons positif dengan satu catatan. PD bersedia bersama2 di DPR & MPR, jika KMP mendukung Perpu Pilkada Langsung dgn Perbaikan yg akan saya terbitkan,” tulis SBY.

Atraksi Budaya HUT ke-258 di Nol Kilometer

Seperti Penari Itu Berkeliling Bawa Kotak Biru Pelacur A

RTIS peran Pevita Pearce merayakan ulang tahunnya ke-22, Senin (6/ 1). Ia merayakannya dengan merilis buku perdana yang ditulisnya sendiri, berjudul Pevita Pearce Our Notebook: Peace in Mind, War at Heart. “Alhamdulillah, masih diberi kesempatan tambah umur ke-22 tahun. Di hari ■ Bersambung Hal 11 FOTO/KAPANLAGI.COM

Sesekali penari itu membawa kotak biru ke arah orang-orang di sekelilingnya. Berdandan ala perempuan, pria tersebut kelihatan luwes membawakan tarian. Sore itu, pengunjung di kawasan Nol Kilometer terpesona penampilan sang penari, Didik Nini Thowok

SUASANA semarak sore kemarin sangat terasa di kawasan Nol Kilometer, Senin (6/10) sore. Sejumlah seniman Kota Gudeg meramaikan kawasan tersebut dengan beragam atraksi seni. Pengunjung yang menonton momen langka itu pun terhibur. Satu yang menjadi pusat perhatian adalah penampilan penari kenamaan, Didik Nini Thowok. Bersama sejumlah penari lain dari Sanggar Natya Laksita pimpinannya, ia menarikan sejumlah tarian yang menyedot perhatian warga. Uniknya, selain menari, Didik sesekali berkeliling ■ Bersambung ke Hal 11

Menurut dia, Hatta langsung menyampaikan pesan tersebut dalam rapat pimpinan KMP. Pada malam itu juga, mereka setuju untuk mendukung Perpu nantinya. “Sekitar pkl 20.00, saya terima lembar kesepakatan utk (1) Kebersamaan di DPR & MPR; (2) Dukung Perpu Pilkada Langsung dgn perbaikan,” beber SBY. Kesepakatan itu, tulis SBY, ditandatangani semua ketua umum dan Sekretaris Jenderal (Sekjen) dari Partai Golkar, Partai ■ Bersambung ke Hal 11

Citizen Journalism Intan

Rahmawati

Guru Pendamping SMP Muh 7 Yogyakarta

Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reagi TTribun ribun Jogja. porter melalui Citizen Journalism Harian P Pagi Sertakan foto kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribunjogja@gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com.

Ujian P3K Sebelum Kemah Terakhir

TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

RINDU JOGJA - Seniman tari, Didik Nini Thowok, meramaikan Gelar Maestro ‘Rindu Jogja’ 2014 di kawasan Nol Kilometer Kota Yogyakarta, Senin (6/10). Acara ini dimeriahkan sejumlah seniman, menyambut HUT ke-258 Kota Yogyakarta.

MEMBENTUK karakter dan kedisiplinan pada diri seorang pelajar, diantaranya dengan mengikuti kegiatan kepanduan atau yang sering disebut kegiatan Hizbul Wathan. Satu ekstrakulikuler wajib di SMP Muhammadiyah 7 Yogyakarta ini mengadakan kegiatan tahunan yang diikuti seluruh siswa kelas IX, ujian PPPK (P3K), Minggu (21/9) lalu. Rakanda Muhammad Rusdan mengatakan, tujuan kegiatan ujian P3K ini guna menumbuhkan sikap jiwa penolong pada siswa, mempraktikkan teori-teori P3K, dan anak lebih sigap dalam merespon setiap bencana atau ■ Bersambung ke Hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.