Tribunjogja 08-09-2017

Page 1

JUMAT LEGI

Redaksi 0274 557 687 (102) / 0857 4319 6999

Halaman

8 SEPTEMBER 2017 17 DZULHIJAH 1438 NO 2322/TAHUN 6

Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333

RP 2.000

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219 www.tribunjogja.com tribunjogja.com

Silakan Lanjutkan 5 Hari Sekolah

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

 Hanya Memindah Jadwal Hari Sabtu YOGYA, TRIBUN - Terkait dengan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 87 Tahun 2017, Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kota Yogyakarta tetap akan melaksanakan lima hari sekolah. Menurut Kepala Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta Edy Heri Suasana hal ini sesuai dengan Pasal 16 ayat dua dalam Perpres tersebut. “Kan tegas di sana, satuan pendidikan yang sudah melaksanakan lima hari sekolah sebelum terbitnya Peraturan Presiden ini, tetap. Jelas disini, disitu kita pedomannya saja,” katanya ketika dihubungi Tribun Jogja, Kamis (7/9/2017). Hampir semua SD dan SMP di Kota Yogyakarta sudah menerapkan lima hari sekolah. Untuk SD, menurut Edy dari 180 SD baik itu negeri dan swasta yang sudah menerapkan lima hari sekolah berjumlah 176 sekolah. Sekolah yang belum menerapkan itu adalah SD Negeri Kotagede 1 dan SD dibawah yayasan Kanisius.

Pesta 9 Gol

Tanpa Ampun

Perpres ini sebenarnya isinya hampir sama dengan Permendikbud, yang isinya penguatan pendidikan karakter, dilaksanakan dengan lima hari boleh enam hari boleh di sekolah masing masing.

Timnas Indonesia U-19 merayakan pesta gol ke gawang Filipina tanpa ampun dalam lanjutan fase grup Piala AFF U-182017 di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Kamis (7/9/2017) petang. Tak tanggung-tanggung, 9 gol bersarang di gawang Filipina. (*)

Hal

11

“Sekolah negeri semuanya sudah kecuali satu, SD Kotagede 1 karena masalah prasarana. Sekolah kami beri kesempatan untuk melakukan kajian dulu," Kata Edy Heri Suasana.  ke halaman 11

Sabtu Bisa Kumpul dengan Keluarga BERAGAM reaksi muncul menyikapi Perpres - HamNomor 87 Tahun 2017. Humas SMAN 3 pir seLIMA HARI Yogyakarta, Agus Santoso menyatakan mua SD SEKOLAH pada dasarnya pihak sekolah tidak dan SMP di SUDAH Kota Yogyakarta DITERAPKAN mempermasalahkan berapa hari sekolah aktif. Hanya saja adanya kepusudah menerapkan tusan ini justru dinilai kurang tegas. lima hari sekolah Menurutnya bila diserahkan ke ma- Beberapa sekolah sudah menjasing-masing sekolah maka akan timbul lankan 5 hari seketidak seragaman yang bisa berakibat kolah sebelum ketidakkompakkam ketika mengadakan HARI ada Perpres kegiatan bersama antar sekolah. - Di Bantul masih “Kalau kami pada dasarnya siap lima uji coba hari. Hanya saja kami masih menunggu - Di Gunungkidul respon dari dinas pendidikan meskipun belum diterapkan sebenarnya sudah legal ketika memutus- Lima hari sekokan lima hari sekolah,” terang Agus saat lah berbeda deditemui di kantornya, Kamis (7/9/17). ngan full day school

5

KEUNTUNGAN LIMA HARI SEKOLAH - Murid masih memiliki kesempatan untuk mengikuti ekstrakurikuler - Tetap bisa mengikuti madrasah - Masih ada waktu mengikuti bimbingan belajar - Punya kesempatan juga bermain bersama temantemannya - Leluasa bertemu keluarga termasuk di hari Sabtu karena hari libur

 ke halaman 11

NEWS ANALYSIS

Perpres Jalan Tengah

Prof Wuryadi

Penasihat Dewan Pendidikan DIY

PERATURAN Presiden (Perpres) Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter yang ditandatangani Presiden Joko Widodo adalah jalan tengah di mana pada kenyataannya tidak semua sekolah siap dengan sistem lima hari karen kondisinya. Tapi ada pula sekolah yang bersemangat untuk lima hari, dan akhirnya diberi peluang. Dalam bayangan menteri pendidikan kalau lima hari peluang sekolah untuk mendidk karakter lebih besar.  ke halaman 11 GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

Trending Topic di tribunjogja.com

Sistem Saraf Ananda Yue Ristanto Rusak Setelah Dipatuk Ular Weling

Bintang Kelas Asal Sentolo Tak Bisa Lagi Sekolah

POLISI GAGALKAN PERNIKAHAN SEJENIS DI PURWOREJO

Badan Ananda semua kaku. Bahkan mengedipkan mata saja tidak bisa Sepulang dari perawatan 32 hari di RSUP dr Sardjito Yogyakarta sudah agak mendingan. Matanya kini sudah bisa berkedip.

R TRIBUN JOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

TERBARING - Ananda Yue Riastanto (8) hanya bisa terbaring lemah tanpa daya di tempat tidur setelah dipatuk ular awal tahun lalu.

ASA pilu dirasakan keluarga Deni Riyaningsih (32) dan Sugiyanto (33), warga RT27/14 Pedukuhan Ndisil, Desa Salamrejo, Kecamatan Sentolo. Putra semata wayangnya, Ananda Yue Riastanto (8) kini hanya bisa terbaring lemah tanpa daya di tempat tidur setelah dipatuk ular awal tahun lalu. Ananda, berdasarkan pemeriksaan medis, divonis menderita Ense-

falopati atau kerusakan sistem saraf pusat di otak akibat terserang bisa ular. Kelainan saraf itu membuat Ananda tak bisa mengerakkan tubuhnya secara normal. Kesehariannya ia hanya terbaring kaku di atas tempat tidur tanpa bisa berbuat apapun. Matanya terpancang kaku hanya ke satu arah tertentu dalam pandangan kosong.  ke halaman 11


2 KURS RUPIAH Mata Uang USD SGD JPY EUR GBP MYR

Kontan Tribun Finance

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

Kurs 13,342 9,795.54 12,170.00 15,690.86 17,105.79 3,115.48

Perubahan (%) 0.1 0.09 0.48 0.07 0.53 -0.08

Nilai Tukar USD/IDR di 10 Bank Besar

Nama Bank Bank Mandiri Bank Rakyat Indonesia (BRI) Bank Negara Indonesia (BNI) CIMB Niaga Bank Permata Bank Danamon Bank Panin Bank Internasional Indonesia (BII) Bank Tabungan Negara (BTN) Rata-rata Seluruh Bank

Beli 13,335 13,266 13,347 13,210 13,040 13,225 13,300 13,344 13,275 13,275

Jual 13,357 13,416 13,363 13,460 13,490 13,575 13,400 13,363 13,425 13,400

Rata-rata 13,346 13,341 13,355 13,335 13,265 13,400 13,350 13,339 13,350 13,338

Sumber : Situs Bank Rabu 23 Agustus 2017

tribunjogja

@tribunjogja

Indikator IHSG

Nama Kompas IHSG DOW JONES )* SSEC (Shanghai)** NIKKEI STRAITS TIMES HANG SENG KOSPI*

@tribunjogja

Indeks Perubahan (%) 0.67 1,239 0.57 5,914.02 0.9 21,899.89 -0.08 3,287.71 0.26 19,434.64 -0.11 3,260.05 0.91 27,401.67 0.05 2,366.40

Sumber : IDX dan Bloomberg

tribunjogjaofficial

Harga Komoditas Jenis Komoditas Emas* Emas Antam* Perak* Nikel** Timah** Tembaga** Aluminium** Minyak Mentah* CPO **

Satuan US$/Troy Oz Rp/gram US$/Troy Oz US$/MT US$/MT US$/MT US$/MT US$/BBL US$/Ton

Pasar Comex Comex LME LME LME LME Nymex Mdex

Sebelum 1,265 593,000 16 10,380 20,525 6,345 1,907 50 608

Penutupan 1,261.90 593,000 16.12 10,250 20,590 6,352.00 1,926.00 49.07 609.56

Perubahan -0.21 0 -0.84 -1.25 0.32 0.11 1 -1.03 0.21

Kontrak Des'17 Sep'17 3 Bulan 3 Bulan 3 Bulan 3 Bulan Sep'17 Okt'17

*Sumber : Riset KONTAN

14 Bank Ditunjuk Layani e-Samsat  Ada 7 Bank Daerah dan 7 Bank Umum JAKARTA, TRIBUN - Sebanyak 14 bank resmi ditunjuk sebagai penyelenggara e-Samsat nasional. Penunjukkan ini merupakan tahap awal yang akan diperluas ke beberapa bank lain. Peresmian 14 bank sebagai penyelenggara e-Samsat nasional ini dilakukan dalam acara penandatanganan kerja sama (MoU) antara perbankan dengan Polri, Kemendagri dan PT Jasa Raharja. Keempatbelas bank ini terdiri dari tujuh bank umum dan tujuh bank daerah. Dari tujuh bank umum ini sebanyak empat bank berasal dari BUMN dan tiga bank berasal dari swasta. Empat bank BUMN yang hadir dalam penandatangan kerja sama ini adalah Bank Mandiri, BRI, BNI dan BTN. Tiga bank swasta di antaranya BCA, Bank CIMB Niaga dan Bank Permata. Sedangkan 7 bank daerah yang masuk sebagai penyelenggara e-samsat nasional di antaranya adalah Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, DIY, Jawa Timur dan Bali. Fahmi Bagus Mahesa, Direktur Utama Bank Banten bilang, masuknya Bank Banten sebagai program e-samsat

Dengan layanan ini akan terwujud peningkatan pelayanan publik Samsat, mulai dari pendaftaran, penetapan, dan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) nasional merupakan wujud keseriusan bank dalam melayani masyarakat. “Agar pembayaran pajak bermotor, pengesahan STNK dan balik nama bisa lebih mudah,” kata Fahmi ketika ditemui di acara, Kamis (7/9). Dengan e-samsat nasional ini diharapkan akan semakin banyak transaksi terkait pembayaran pajak bermotor. Dengan sisem yang terintegrasi

secara nasional diharapkan bisa mengefisiensikan waktu pelayanan. Adi Sulistyowati, Direktur BNI bilang, BNI e-Samsat merupakan inovasi pelayanan pembayaran pajak kendaraan bermotor melalui channel ATM. “Dengan layanan ini akan terwujud peningkatan pelayanan publik Samsat, mulai dari pendaftaran, penetapan, dan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB),” kata Susi--panggilan akrabnya, kemarin. Selain itu dengan e-Samsat BNI dapat juga melakukan pembayara di sumbangan wajib dana kecelakaan lalu lintas jalan (SWDKLLJ), hingga penerimaan negara bukan pajak (PNBP) pengesahan surat tanda nomor kendaraan bermotor (STNK). Dengan BNI e-Samsat, selain bank bisa berperan ke penerimaan pajak negara, BNI juga bisa mendapatkan pendapatan non bunga atau fee based dari transaksi ini. Selain itu menurut Susi, program E-Samsat nasional akan memberikan banyak manfaat bagi pemilik kendaraan. (kontan)

- Kakorlantas Irjen Pol Royke Lumowa (kiri) mempersilakan Irwasum Polri Komjen Dwi Priyatno (kanan), Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (kelima kanan), Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo (keempat kanan), Gubernur Banten Wahidin Halim (kelima kiri), Gubernur DIY Sri Sultan HB X (keempat kiri) beserta jajaran direksi bank yang mengikuti layanan e-Samsat untuk berfoto bersama usai penandatanganan kerjasama di Jakarta, Kamis (7/9).

Bank Mandiri Sebut Ini Terobosan BANK Mandiri bersinergi dengan Kepolisian Negara Republik Indonesia, Kementerian Dalam Negeri dan PT Jasa Raharja memberikan layanan Samsat Online Nasional. Ini bertujuan untuk memudahkan masyarakat dalam melakukan pembayaran kewajiban terkait kepemilikan kendaraan bermotor secara non tunai. Melalui layanan ini, masyarakat dapat melakukan pembayaran pajak kendaraan bermotor, sumbangan wajib dana kecelakaan lalu

lintas, Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) pengesahan surat tanda nomor kendaraan bermotor lewat jaringan elektronik Bank Mandiri yang meliputi ATM, Mandiri Online dan SMS Banking. Sejauh ini wilayah pelayanan baru meliputi Provinsi Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, dan Bali. Direktur Kelembagaan Bank Mandiri, Kartini Sally mengatakan, layanan ini merupakan bentuk du-

kungan kepada keinginan pemerintah yang ingin meningkatkan efektifitas, efisiensi dan kualitas pelayanan kepada masyarakat. “Inisiatif ini guna menciptakan terobosan positif untuk kepentingan masyarakat,” kata Kartini saat penandatanganan perjanjian kerjasama Layanan Samsat Online Nasional di Jakarta, Kamis (7/9). Program Samsat Online Nasional ini dibuat atas Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2015 tentang penyelengga-

raan Satuan Administrasi Manunggal Satu Atap Kendaraan Bermotor pasal 22 ayat (1) huruf f. Di dalamnya mengatur bahwa sebagai Peningkatan kualitas pelayanan Kantor Bersama Samsat salah satunya dapat dilakukan dengan membentuk Samsat Online Nasional. Samsat Online Nasional ini kemudian dibuat terintegrasi dalam berbagai bidang hingga memberikan dampak praktis dan efisiensi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. (kontan)

CASS Ngaku Siap Kelola Bandara JAKARTA, TRIBUN - PT Cardig Aero Services Tbk (CASS) mendapatkan penawaran dari Kementerian Perhubungan untuk mengelola salah satu bandara di Indonesia. Rupanya, selain diberi tawaran, perusahaan berkode emiten CASS ini juga mengajukan penawaran ke Kementerian Perhubungan untuk mengelola bandara di Labuan Bajo. Presiden Direktur PT Cardig Aero Services Tbk, Nurhadijono Nurhadin mengatakan, penawaran tersebut sedang dikaji oleh Kementerian Perhubungan. Hingga saat ini, CASS belum menerima kabar terbaru mengenai penawaran tersebut. Meski begitu, CASS juga tidak menutup kemungkinan untuk diberi kesempatan mengelola bandara lainnya.

“CASS bersedia untuk masuk sebagai pengelola atau kalau diperlukan juga investasi dalam pengembangan infrastruktur di bandara, terminal, atau gudang,” jelas Nurhadijono saat ditemui Kontan di Menara Cardig, Jakarta (7/9). CASS mengincar pengembangan bisnis jasa penunjang penerbangan miliknya. Rencana pengelolaan salah satu bandara merupakan salah satu rencana lini bisnis CASS, yaitu CAS Destination. Selain itu, CAS Destination juga akan mengembangkan bisnis kargo. Nurhadijono melihat bahwa bisnis kargo memiliki peluang yang cukup besar dan CASS siap untuk berinvestasi di pergudangan dan fasilitas yang dibutuhkan untuk mendukung bisnis ini.

ANTARA FOTO/AKBAR NUGROHO GUMAY

SAMSAT ONLINE

“Kami juga sedang dalam pembicaraan dengan Angkasa Pura untuk mengembangkan bisnis kargo kami,” ujarnya. Untuk lini bisnis lainnya seperti CAS Food, pihaknya sedang berfokus pada penambahan pelanggan. Tahun lalu, CAS Food sudah melakukan ekspansi dapur di Cengkareng. CAS Facility juga melayani jasa institutional laundry. CAS Facility juga sedang mengembangkan fasilitas atau workshop untuk bisa menjalankan laundry. Dana investasi fasilitas laundry berasal dari pinjaman bank tanpa mengungkapkan besaran nilai investasinya. Hingga saat ini, CAS Facility sudah melayani laundry untuk beberapa rumah sakit, seperti Rumah Sakit Pelni dan Rumah Sakit Pertamina Jaya. (kontan)

Bank BPD DIY Paling Siap BANK BPD DIY dipercaya untuk ikut menjadi bagian dari program layanan Samsat Online Nasional untuk pembayaran dan pengesahan tahunan pajak kendaraan bermotor (PKB). Direktur Utama Bank BPD DIY, Bambang Setiawan menyampaikan bahwa pada tahun 2016 yang lalu Bank BPD DIY bersama Pembina Samsat DIY telah meluncurkan layanan samsat online yang diberi nama e-Samsat Jogja dan diresmikan oleh Gubernur DIY, Sri Sultan HB X. Pada layanan e-Samsat Jogja, selain pembayaran PKB yang dilakukan secara online melaui jaringan ATM Bank BPD DIY, proses pengesahan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan pencetakan Notice Pajak atau Surat Keterangan Pajak Daerah (SKPD) juga dilakukan secara elektronik melaui sebuah mesin yang disebut E-Posti (Elektronik Perkakas Paos Tititan) yang dapat dilakukan kapanpun.

“Di DIY kami telah memiliki layanan e-Samsat Jogja yang siap diintegrasikan dengan layanan Samsat Online Nasional sehingga akan memberikan kemudahan dan manfaat bagi masyarakat secara lebih luas” kata Bambang, Kamis (7/9). Melalui Samsat Online Nasional, seseorang yang sedang berada di Yogyakarta dapat membayar pajak kendaraan bermotornya yang berada di Denpasar atau sebaliknya. Layanan online ini akan mengurangi kontak langsung dengan petugas sehingga dapat memangkas birokrasi, menghilangkan pungli dan praktik percaloan. Program Samsat Online Nasional tersebut sejalan dengan program prioritas pemerintahan Presiden Joko Widodo untuk meningkatkan kualitas layanan publik dengan memanfaatkan sarana dan prasarana yang berbasis teknologi informasi. (vim)

Kini Saatnya Menjadi Investor di Bank  Dua Bank Buka Kesempatan Rights Issue JAKARTA, TRIBUN - Sejumlah bank mengundang investor baru datang, menjadi pemegang saham. Salah satu pintu masuknya adalah melalui melalui penerbitan saham baru dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) alias rights issue. Salah satu bank yang bakal menggelar rights issue yakni PT Bank Harda Internasional Tbk (BBHI). Bank Harda akan melaksanakan rights issue senilai Rp 100 miliar. Restu dari pemegang saham sendiri telah diperoleh pada Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), 30 Agustus lalu. “Sampai saat ini calon pembeli rights issue yakni para pemegang saham. Tapi tidak menutup kemungkinan bagi investor baru,” kata Barlian Halim, Direktur Utama Bank Harda, Rabu kemarin. Kelak, dana hasil rights issue tersebut akan dialokasikan untuk ekspansi usaha. Salah satunya untuk penyaluran kredit. “Besar modal saat ini Rp 400 miliar, sedang kami fokuskan untuk ekspansi kredit,” ujar Barlian. Target kredit yang dituju sesuai dengan seg-

men pasar Bank Harda dan tidak terfokus pada salah satu sektor. Sebagai gambaran, penyaluran kredit terbesar di Bank Harda masih dipegang sektor perdagangan yaitu sebesar 50%-55%. Kemudian sekitar 20% di industri, jasa, real estate, konsumer, dan lainnya. Hingga Juli 2017, Bank Harda mencatatkan pertumbuhan kredit sebesar 10%. Hingga tutup tahun ini, penyaluran kredit ditargetkan tumbuh sebesar 20%. Selain menggenjot kredit, keinginan Bank Harda menambah permodalan karena berniat naik kelas menjadi bank umum kelompok usaha (BUKU) II. Untuk mencapai target modal BUKU II, Bank Harda masih membutuhkan tambahan modal sebesar Rp 600 miliar. Selain Bank Harda, PT Bank Mualamat Indonesia Tbk juga berencana menggelar rights issue. Rencana ini dipersiapkan bagi kehadiran calon investor baru, yang kini tengah dijaring dan diseleksi oleh PT Samuel Sekuritas selaku financial advisors Bank Muamalat. (kontan)


Tribun Biz Tribun B iz 3 www.tribunjogja.com JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

ANTARA FOTO/ADITYA PRADANA PUTRA

KOPI NASIONAL

- Seorang pekerja mengolah biji kopi menjadi minuman bubuk untuk dipasarkan ke dalam negeri dan diekspor ke Korea di Pabrik Kopi Banaran milik PT Perkebunan Nusantara (PTPN) IX, Jambu, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Kamis (7/9). Asosiasi Eksportir dan Industri Kopi Indonesia (AEKI) mendorong kalangan produsen kopi nasional dapat meningkatkan nilai tambah komoditas kopi melalui hilirisasi sehingga nilai ekspor produk olahan kopi yang pada 2016 mencapai 332,24 juta dolar AS dapat meningkat pada 2017 ini.

Honda Tambah 7 SMK Binaan di Jateng-DIY YOGYA, TRIBUN - Astra Motor dan PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi menandatangi nota kesapakatan kerja sama (MoU) dengan 7 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Binaan Honda, Selasa (6/9/2017). Selain penandatangan dengan 7 SMK Binaan Honda yang baru, pada kesempatan yang sama Astra Motor juga menyerahkan 14 unit sepeda motor kepada 14 SMK Binaan Honda lainnya. Kepala Wilayah Astra Motor Jawa Tengah Yohanes Kurniawan menyampaikan bahwa sudah dalam beberapa tahun ini, Honda mempunyai program berupa sekolah binaan dalam hal pengadaan kurikulum teknik sepeda motor dan penyediaan alat peraga. “Hari ini, kami tambah 7 SMK lagi yang akan menjadi sekolah binaan kami. Empat SMK berasal dari area penjualan Main Dealer Astra Motor Jawa

Hari ini, kami tambah 7 SMK lagi yang akan menjadi sekolah binaan kami. Empat SMK berasal dari area penjualan Main Dealer Astra Motor Jawa Tengah dan tiga lainnya berlokasi di wilayah pemasaran Astra Motor Yogyakarta Tengah dan tiga lainnya berlokasi di wilayah pemasaran Astra Motor Yogyakarta,” ujar Kurniawan. Penandatanganan MoU

ini menambah jumlah SMK Binaan Honda yang ada di Jawa Tengah. Sejauh ini, tercatat ada 82 SMK Binaan Honda yang ada di seluruh penjuru Jawa Tengah, dengan 7 SMK menjadi sekolah percontohan. Pada hari yang sama di Kantor Wilayah Astra Motor Yogyakarta tepatnya di Jalan Magelang Km 7,2 Mlati, Sleman, Astra Motor juga menyerahkan 6 unit motor Honda kepada SMK Binaan Honda yang ada di wilayah pemasaran Astra Motor Yogyakarta yang mencakup eks karesidenan DIY, Kedu, dan Banyumas. “Hingga akhir semester I tahun 2017, di wilayah Astra Motor Yogyakarta tercatat 33 SMK yang menjadi sekolah binaan Honda. 10 sekolah di area DIY, 7 di area Kedu, dan 16 di area Banyumas,” kata Kepala Wilayah Astra Motor Yogyakarta Darmawan Tjondrodihardjo. (vim)

ISTIMEWA

MOU SMK-HONDA -

Perwakilan dari Tim Technical Training Astra Motor Yogyakarta menyerahkan unit sepeda motor Honda kepada Sekolah Binaan Honda di Kantor Wilayah Astra Motor Yogyakarta.

Mega Travel Card Jamin Kesenangan YOGYA, TRIBUN - PT Bank Mega Tbk meluncurkan Mega Travel Card, yang diklaim akan memberikan keuntungan terbaik kepada para cardholder yang melakukan perjalanan. Direktur Utama Bank Mega, Kostaman Thayib, mengatakan, Mega Travel Card merupakan inovasi terbaru bagi para cardholder yang sering melakukan perjalanan. “Bank Mega bersinergi dengan berbagai pihak antara lain Antavaya Tour dan unit usaha ritel lainnya di bawah CT Corps, Visa Worldwide Indonesia, dan corporate partner lainnya,” jelasnya, Rabu kemarin. Dengan demikian, Mega Travel Card menjadi lebih menyenangkan karena cardholder

akan mendapatkan keuntungan terbaik. Pertama, garansi nilai tukar terbaik, jika ada yang lebih, Bank Mega akan mengganti dua kali selisihnya. Kedua, paling fleksibel menukarkan mileage point. Mileage Point Fleksibel ditukarkandengan apapun yang dibutuhkan di Antavaya, seperti tiket five star airline, budget airlines, hotel, paket tur, paket umrah, dan cruise. Ketiga, lebih banyak mendapatkan Mileage Point. Keempat, keuntungan sepanjang masa di CT Corp berupa diskon hingga 50% di perusahaan-perusahaan ritel yang tergabung dalam CT Corp. (vim)

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

3


4

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

Hotline Public Service www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Anda punya keluhan, masalah, usulan atau segala sesuatu terkait pelayanan publik baik di kantor pemerintahan maupun swasta? Sebagai contoh: soal air, listrik, pengurusan administrasi kependudukan, tata kota, fasilitas publik silahkan hubungi kami. Tribun Jogja akan membantu mencarikan solusi melalui pihak-pihak yang berkompeten. Mari jadikan Yogya selangkah lebih baik!

Menguatkan Basis Pendidikan Karakter POLEMIK hari sekolah otomatis selesai setelah Presiden Joko Widodo menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) No 87/2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter (PPK). Presiden mengumumkan langsung Perpres tersebut, Rabu (6/9), di Istana Merdeka, Jakarta. Perpres dirumuskan berdasarkan masukan ormas Islam, semisal Muhammadiyah, Nahdlatul Ulama, Al Irsyad, Al Washliyah, Persis, MUI, ICMI. Penandatanganan Perpres pun langsung di hadapan sejumlah ulama dan pimpinan organisasi kemasyarakatan Islam. Perpres ini memberikan penegasan bahwa hari belajar sekolah menjadi opsional. Sekolah boleh menerapkan lima hari sekolah atau enam hari sekolah. Tetapi, penetapan lima hari sekolah harus ada pertimbangan tertentu, antara lain, mempertimbangkan pendapat tokoh masyarakat atau tokoh agama, ketersediaan sarana dan prasarana, kecukupan pendidik dan tenaga kependidikan, serta kearifan lokal. Tidak bisa kita pungkiri bahwa selama ini memang sudah ada sekolah yang menerapkan lima hari sekolah maupun enam hari sekolah. Kebijakan lima hari sekolah ini dalam posisi tertentu memang sudah menjadi hal biasa, khususnya di perkotaan. Tetapi juga masih banyak sekolah yang belum menerapkannya. Kita berharap sekolah tak memaksakan lima hari sekolah. Kebijakan lima hari sekolah mesti mengacu Perpres, dimana ada pertimbangan-pertimbangan tertentu. Jangan sampai kebijakan tersebut kontraproduktif dari cita-cita yang ingin dicapai. Fokus sekarang tentu bukan pada persoalan lima hari atau enam hari sekolah. Hari sekolah tidak perlu lagi menjadi perdebatan publik. Ada persoalan substansi yang lebih penting dan mesti menjadi perhatian. Sekolah mesti dikembangkan menjadi basis penguatan pendidikan karakter yang bertujuan membangun dan membekali anak bangsa menjadi generasi emas berjiwa Pancasila dan berkarakter baik pada 2045. Sekolah memiliki kewajiban menghasilkan generasi penerus bangsa yang hebat, toleran, disiplin, bekerja keras, mandiri, demokratis, cinta Tanah Air, cinta damai, peduli sosial dan bertanggung jawab. Sekolah lebih baik menggunakan momentum Perpres tentang PPK ini untuk benar-benar mewujudkan pendidikan berkualitas. Pendidikan yang mampu menjadikan para siswanya memiliki karakter unggul dan punya daya saing. Lewat pendidikan kita menginginkan ada perubahan ke arah lebih baik dalam mengurus bangsa dan negara. Pendidikan yang bisa melahirkan generasi penerus cerdas dan sanggup merawat kebinekaan sebagai pilar utama kekuatan republik ini. (*)

PEMIMPIN UMUM: Herman Darmo PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: Ribut Raharjo MANAJER PRODUKSI REDAKSI: Ibnu Taufik Juwariyanto MANAJER LIPUTAN: Sulistiono EDITOR SENIOR: Setya Krisna Sumargo STAF REDAKSI: Herman Darmo, Setya Krisna Sumargo, Ibnu Taufik Juwariyanto, Baskoro Muncar, Sulistiono, Agus Wahyu Triwibowo, Iwan Al Khasni, Joko Widiyarso, Iwan Apriansyah Hendy Kurniawan,Ikrob Didik Irawan, Rina Eviana Dewi, Mona Kriesdinar, Obed Doni Ardianto, Muchamad Fatoni, Yoseph Hary Wibowo REPORTER: Siti Ariyanti , Gaya Lutfiyanti, Agung Ismiyanto, Susilo Wahid Nugroho, Yudha Kristiawan, Pradito Rida Pertana, Amalia Nurul Fathonaty, Hening Wasisto, Gilang Satmaka, Tris Jumali, Riezky Andhika Pradana, Victor Mahrizal, Hari Susmayanti, Hamim Thohari, Kurniatul Hidayah, Septiandri Mandariana, Panji Purnandaru, Ikrar Gilang Rabbani PEWARTA FOTO: Bramastyo Adhy, Hasan Sakri Ghozali, Hendra Krisdianto SLEMAN: Rento Ari Nugroho, Santo Ari Handoko GUNUNGKIDUL: Rendika Feri Kurniawan KULONPROGO: Singgih Wahyu Nugraha BANTUL: Dwi Nourma Handito MAGELANG: Azka Ramadhan KLATEN: Angga Purnama TATA WAJAH & GRAFIS: Suluh Prasetyo Aji Pamungkas, Nugroho Saputro, Afifudin, Bayu Rusbianto, Muhammad Fauziarakhman, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama IT: Benny Ma’il bin Izmail, Arif Purnomo, Fembri Nugroho SEKRETARIAT REDAKSI: Bernadette Harminingrum Aprilia Dewi BIRO JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360:GENERAL MANAGER: Febby Mahendra Putra NEWS PRODUCTION MANAGER: Ade Mayasanto NEWS MANAGER: Yuli Sulistiawan EXECUTIVE EDITOR: Ignatius Prayoga PENERBIT: PT Media Tribun Yogya KOMISARIS UTAMA: Herman Darmo DIREKTUR: Agus Nugroho PEMIMPIN PERUSAHAAN: Agus Nugroho WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN INTERNAL: Bambang Hartono WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN EKSTERNAL: Rosa Dharmasari MANAJER IKLAN: Rosa Dharmasari MANAJER KEUANGAN: Indah Wulansari MANAJER PSDM/UMUM: Edi Utama MANAJER SIRKULASI: Wahyu N o f i a n t o r o M A N A J E R P E R C E TA K A N : S u p r i y o n o A L A M AT REDAKSI/BISNIS: Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, TELEPON dan FAKS: (0274) 564061, EMAIL: tribunjogja@gmail.com WEBSITE: www.tribunjogja.com, ALAMAT PERCETAKAN: Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman. REKENING: BRI, A/N. PT Media Tribun Yogya : 002901001264304, Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: Rp. 100.000/mmk, DISPLAY BW: Rp. 22.500/mmk, DISPLAY FC: Rp.45.000/mmk, IKLAN KOLOM: Rp. 10.000/mmk, IKLAN KELUARGA: Rp. 10.000/mmk, IKLAN BARIS: Rp. 25.000/mmk. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN

/

0857 4319 6999 tribunjogja@gmail.com Redaksi Tribun Jogja, Jl. Jend Sudirman no. 52 Kotabaru, Gondokusuman, Yogyakarta

iya nih om aku gak jadi tidur sekolah ini.. soalnya kalo jadi kan pulangnya sore terus bisa gak dapat angkot..

wah le akhirnya tetap 6 hari masuk sekolah ini...gak jadi 5 hari....

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

Pelayanan STNK di Samsat Desa Pagi Tribun, Samsat desa ada dimana saja, apakah di Desa Sidomulyo ada? +6282126930xxx

di Kelurahan Wirogunan Kecamatan Mergansan, Kota Yogyakarta, Desa Pakembinangun Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman, Desa Sidomulyo Kecamatan Bambanglipuro, Kabupaten Bantul, Desa Semugih Kecamatan Rongkop Kabupaten Gunungkidul dan Desa Palihan Kecamatan Temon Kulonprogo.

TERIMA kasih atas pertanyaanya. Saat ini keberadaan Samsat Desa belum bisa menyasar seluruh desa yang ada di DIY. Samsat Desa hingga saat ini baru tersedia

Cara Membuat Akta Kematian PAGI Tribun, saya mau tanya, Bagaimana cara membuat akta kematian? Syaratnya apa saja ya? Terimakasih +6285812978xxx UNTUK mengurus akta kematian anda harus menyiapkan beberapa persyaratan. Berikut syarat-syaratnya a. Surat kematian dari dokter, paramedis atau desa. b. fotokopi KTP dan KK c. fotokopi kutipan surat nikah dan akta perkawinan bagi yang masih terikat perkawinan. d. fotokopi KTP dua orang saksi. Adapun proses pembuatan

Sementara untuk jadwal pelayanan Samsat Desa dibuka pada hari Senin hingga Kamis mulai pukul 08.00 wib sampai pukul 12.00 wib. Sedangkan untuk hari Jumat dan Sabtu, pelayanan dibuka mulai pukul 08.00 wib sampai pukul 11.00 wib. Samsat Desa ini hanya melayani pengesahan STNK tahunan

untuk kendaraan yang bernomor polisi DIY saja dan sistemnya sudah terintegrasi secara online. Dengan begitu, seluruh masyarakat DIY mengakses pelayanan Samsat Desa untuk perpanjangan kendaraan berplat DIY.(trs) Ditlantas Polda DIY

Cara Mengurus Ijazah Hilang MOHON bantuannya Tribun, ijasah saya hilang, waktu saya mau melamar kerja dicari-cari tidak ketemu, apakah bisa bikin pengganti ijasah? +6285754215xxx

akta kematian sebagai berikut, pemohon datang ke Disdukcapil dengan membawa fotokopi surat kematian dari instansi terkait beserta fotokopi kutipan akta perkawinan, fotokopi kartu keluarga dan KTP beserta fotokopi dua orang saksi. Lalu petugas menyiapkan formulir penerbitan kutipan akta kematian untuk diisi beserta kelengkapannya. Jangka waktu pelayanan maksimal tiga hari. Dalam prosesnya tidak dipungut biaya. (trs)

TERIMAKASIH atas pertanyaannya. Pengurusan ijazah yang hilang akan lebih mudah jika masih memiliki salinan ijazah yang dilegalisasi. Namun jika tidak memiliki bukti apapun, maka yang bersangkutan harus memenuhi beberapa persyaratan berikut,

Disdukcapil Kabupaten Bantul

Cahaya

1. Melaporkan ke kantor polisi, untuk mendapatkan surat kehilangan. 2. Mengisi surat pertanggungjawaban mutlak (SPTJM) disertai dengan materai. SPTJM juga bisa didapatkan pada dinas 3. Lalu yang

bersangkutan pergi ke sekolah yang mengeluarkan ijazah tersebut, dengan membawa pas foto 3x4 sebanyak tiga lembar. 4. Bagi yang tidak memiliki bukti apapun terkait ijazah, maka harus menyertakan saksi yang bisa membuktikan, siswa yang ijazahnya hilang memang pernah bersekolah di sekolahan tersebut. Dua saksi juga harus menyertakan bukti berupa salinan ijazah yang dimiliki. 5. Berita acara pemeriksaan interogasi 6. Selanjutnya sekolah akan menerbitkan surat keterangan, bahwa yang bersangkutan memang pernah bersekolah di tempat tersebut, berikut tandatangan kepala sekolah diatas materai. Surat tersebut kemudian akan diperiksa dan jika sudah sesuai akan ditandatangani oleh Kepala Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta. (trs) Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta

Jumat

MENANTI JAMA’AH HAJI MABRUR PUNCAK pelaksanaan ibadah haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina berakhir pada 13 Zulhijjah atau hari Senin, 4 September 2017. Segera berangsur proses kepulangan jamaah haji ke Indonesia mulai 6 September 2017. Sebanyak 11 kelompok terbang (kloter) diberangkatkan dari Makah menuju Jedah pada 6 September 2017 kemudian diterbangkan ke Tanah Air. Para jamaah haji yang telah menyelesaikan ibadah haji dan sudah sampai di tempat kediaman akan segera kembali terjun ke masyarakat kembali bekerja kembali ke profesinya. Ibadah yang membutuhkan bekal iman dan dukungan keuangan dan fisik yang memadai. Kuantitas jamaah haji sepuluh tahun yang lalu sangat berbeda dengan sekarang dimana dahulu tidak diperlukan antri berbeda sekarang harus mengantri sampai 10 tahun. Dari jumlah yang banyak tersebut patut kita harapkan melahirkan haji yang mabrur. Mereka yang pergi haji jelas berharap mendapatkan haji yang mabrur karena balasan haji mabrur adalah surga sebagaimana sabda Rasulullah Shallallahu

Gol A B O AB

WB PRC 44 37 21 47 21 28 8 10

TC 16 17 33 12

Gol A B O AB

‘alaihi wa sallam: tu ketaatan”. “Tidak ada balasan bagi haji Kedua, bahwa haji mabmabrur kecuali surga.” (HR rur adalah haji maqbul (diAn-Nasa’i) terima) dan dibalas dengan Perihal mabrur, ada al-birr (kebaikan) yaitu pahabanyak pendapat ulala. Sedang bukti bahwa haji ma. Pertama, haji mabseseorang itu maqbul atau rur adalah haji yang tidak mabrur adalah ia kembatercampuri kemaksiatli menjadi lebih baik dari sean, dan kata “al-mabrur” belumnya dan tidak menguitu diambil dari kata alH Ahmad Yubaidi langi perbuatan maksiat. Tanfidziah PCNU birr yang artinya ketaat“Ada pendapat yang meKota Yogyakarta an. Dengan kata lain haji ngatakan, ‘Haji mabrur adalah mabrur adalah haji yang haji yang diterima yang dibadijalankan dengan penuh ketaatan las dengan kebaikan yaitu pahala. Sesehingga tidak tercampur dengan dangkan pertanda diterimanya haji sedosa. Pendapat ini menurut Muhyidseorang adalah kembali menjadi lebih din Syarf an-Nawawi, dipandang sebaik dari sebelumnya dan tidak mengbagai pendapat yang paling sahih. ulangi melakukan kemaksiatan.” “Menurut Muhyiddin Syarf anKetiga, haji mabrur adalah haji Nawawi “Tidak ada balasan bagi haji yang tidak ada riya. Keempat, haji mabrur kecuali surga” adalah bahmabrur adalah haji yang tidak diiringi wa ganjaran bagi orang dengan haji kemaksiatan. Jika kita cermati demabrur tidak hanya sebatas pengngan seksama maka pendapat ketihapusan sebagian dosa. Mabrur itu ga dan keempat ini pada dasarnya yang mengharuskan ia masuk sursudah tercakup dalam pendapat sega. Imam Nawawi berkata: ‘Yang pabelumnya. ling sahih dan masyhur adalah bah“Ada ulama yang mengatakan haji wa haji mabrur yang bersih dari dosa mabrur adalah haji yang tidak ada itu diambil dari al-birr (kebaikan) yaiunsur riya` di dalamnya. Ada lagi ula-

WB 15 14 9 4

Gol A B O AB

WB PRC 16 0 12 0 18 0 16 0

TC 0 0 0 0

Gol A B O AB

WB PRC 0 17 0 28 0 8 0 5

TC 0 0 0 0

Gol A B O AB

ma yang mengatakan bahwa haji mabrur adalah yang tidak diiringi dengan kemaksiatan. Kedua pandangan ini masuk ke dalam kategori pandangan sebelumnya.” Antara pendapat satu dan yang lainnya pada dasarnya saling berkaitkelindan dan mendukung satu sama lain. Intinya haji mabrur adalah haji yang dijalankan dengan pelbagai ketentuannya sesempurna mungkin. Demikian sebagaimana disimpulkan al-Qurthubi. “Al-Qurthubi berkata: ‘Bahwa pelbagai pendapat tentang penjelasan haji mabrur yang telah dikemukakan itu saling berdekatan. Kesimpulannya haji mabrur adalah haji yang dipenuhi seluruh ketentuanya dan dijalankan dengan sesempurna mungkin oleh pelakunya (mukallaf) sebagaimana yang dituntut darinya”. Lantas bagaimana dengan tanda atau ciri haji mabrur? Dengan mengacu pada penjelasan di atas, maka tanda hajinya seseorang mabrur adalah ia menjadi orang yang lebih baik dari sebelumnya, dan tidak mengulangi perbuatan maksiat atau dosa.(*)

Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya’

WB PRC PLMA 7 2 11 5 0 4 3 3

04:33 WIB 11:47 WIB 15:08 WIB 17:40 WIB 18:53 WIB

RSPAU dr. S. Hardjolukito, 444562,

, Denpom IV/2 Yogyakarta, 566103, 623733, puskodal_denpom42@yahoo.co.id, RSU Bethesda Lempuyangwangi, 512257, 588002 RS Condong Catur, (0274) 887494

STASIUN BERANGKAT

Bogowonto

22.00 20.35 20.57 08.57 20.00 08.00 07.00 18.35 17.45 09.08

STASIUN BERANGKAT 17.10 Lempuyangan 15.30 Lempuyangan 14.30 Lempuyangan 18.00 Tugu

Malabar

11.25 21.28 00.30 20.08 08.08 23.32

STASIUN BERANGKAT 14.00 Lempuyangan 18.58 Lempuyangan

Logawa

Lempuyangan

14.34

Lempuyangan

01.12 01.05 03.32 06.45 16.30 08.55

Argowilis Sri Tanjung

STASIUN BERANGKAT Eks Tugu 16.02 Eko Lempuyangan 07.15

Krakatau

Lempuyangan

22.06

Malabar

Tugu Tugu Tugu Lempuyangan

02.06 07.30 20.45 01.35

Lempuyangan

07.45

17.00 05.30 09.10 12.15 18.00 07.35 09.57 11.05 14.45 20.15

07.15 10.40 14.00 19.40 05.15 09.25 12.10 13.00 16.10

05.15 16.10 05.50


Jogja Region SLEMAN - BANTUL

www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

tribunjogjaofficial

5

Suami Saya Harus Muter Delapan Toko

Keresahan Warga Picu Kelangkaan Elpiji 3 Kilogram

TRIBUN JOGJA / HENING SISWANTO

DEMOKRASI - Bupati Bantul, Drs Ha Suharsono menghadiri serangkaian apel pembukaan

Pemilos Serentak SMA, SMK dan MA se Bantul yang digelar di SMAN 2 Bantul, Kamis (7/9). berita selengkapnya ada di halaman 15.

Pertamina Siap dengan Tambahan Fakultatif Masalah supply kita seperti biasa, setiap hari kita selalu koordinasi dengan para agen untuk monitor lapangan

BRAND Manajer Pertamina Area Yogya, Dodi Prasetya saat dihubungi mengaku belum mengetahui adanya keluhan akan kelangkaan elpiji 3 kilogram di beberapa daerah di Bantul. Namun jika benar ditemukan kelangkaan, pihaknya akan berkoordinasi dengan pemda setempat bersama sales executive LPG milik pertamina untuk melakukan survei ke tempat-tempat tersebut. “Kalau benar terjadi kelangkaan, nanti biar disurvey sama tim saya,” katanya. Dijelaskan lebih lanjut,

untuk supply yang dilakukan selama ini pihaknya mengaku tetap melakukan pendistribusian seperti biasa. “Masalah supply kita seperti biasa, setiap hari kita selalu koordinasi dengan para agen untuk monitor lapangan,” imbuhnya. Pihaknya pun segera menyegerakan tim untuk memantau langsung kondisi di lapangan. “Saya sudah minta tim ke lapangan. Kalau memang penyerapan tinggi besok disiapkan tambahan fakultatif untuk memenuhi penyerapan,” tutupnya. (sis)

BANTUL, TRIBUN - Isu kelangkaan gas elpiji kembali terjadi di Bantul sejak beberapa hari terakhir. Sejumlah warga mengaku kesulitan memperoleh kebutuhan pokok tersebut karena semua stok di pangkalan maupun pengecer sudah kosong. Dari pantauan Tribun Jogja, Kamis (7/9) sore, beberapa pangkalan elpiji 3 kilogram di Bantul memang didapati tak memiliki stok tabung isi. Rosidi, pemilik pangkalan di Bantul menjelaskan, sejak beberapa hari belakangan pasokan gas di pangkalannya memang langsung habis begitu ada pasokan. Namun ia menegaskan jika pasokan dari agen tidak ad apengurangan. “Untuk pasokan smeuanya normal, memang hari ini sudah habis. Biasanya kalau baru turun itu dalam sejam langsung ludes,” katanya. Senada dengan Rosidi, Nuripah, salah seorang pemilik

GAS MELON zz Sejumlah warga di

Bantul mengaku kesulitan memperoleh gas elpiji 3 kilogram zz Pangkalan di Bantul menegaskan tak ada pengurangan kiriman dari agen zz Kuat diduga kelangkaan karena faktor psikologis alias keresahan warga yang membuat warga memilih membeli dalam jumlah banyak untuk disimpan. zz Pertamina berjanji memberikan kuota fakultatif jika memang ada kelangkaan. pangkalan di ruko Palbapang Bantul membenarkan tidak ada kelangkaan. Dia pun mengaku masih dipasok rutin, yakni 3 kali dalam seminggu. Namun dmeikian sejumlah

konsumen mengaku kesulitan memperoleh gas melon. Aryanti, warga Bambanglipuro mengaku terpaksa tak masak karena tak memiliki persediaan gas. “Sudah 3 hari saya tak masak karena tak punya gas. Suami saya keliling ke delapan toko tapi tetap tak memperoleh gas,” katanya. Luna Yanti, warga Kasongan juga mengaku kesulitan memperoleh gas. Ia terpaksa pesan ke teman kantor suaminya, namun juga masih belum mendapatkannya. “Suami saya dijanjikan hari Jumat,” kata Luna. Subandi, salah satu pemilik pangkalan di Sewon menegaskan jika pasokan gas ke warungnya juga normal. Terkait dengan adanya kelangkaan, ia menilai hal tersebut disebabkan karena faktor psikologis. “Biasanya jika ada isu kelangkaan, banyak yang kemudian membeli lebih dari kebutuhan untuk disimpan. Mereka takut tak kebagian gas.

Itulah yang kemudian menjadikan pasokan di lapangan seolah-olah hilang,” jelas Subandi. Titik tertentu Yus Warseno, Kepala Bidang Sarana Prasarana dan Distribusi Perdagangan Dinas Perdagangan Kabupaten Bantul mengatakan, kelangkaan elpiji 3 kilogram hanya ada di titik-titik tertentu, sebut saja di Dlingo, Bantul. Dikarenakan, katanya, sedikitnya pangkalan yang ada di daerah tersebut. “Masyarakat jangan terpancing untuk membeli lebih dari yang dibutuhkan karena akan memicu orang melakukan kesempatan dalam kesempitan,” katanya di hadapan awak media. Dari pantauan yang dilakukan Dinas Perdagangan kemarin, memang di sejumlah titik yang berdekatan dengan Dlingo, Pleret, Pundong, Imogiri satu buah elpiji bisa mencapai harga antara Rp 21 hingga 23 ribu (sis)


6

Jogja Region

JUMAT LEGI

KULONPROGO - GUNUNGKIDUL

8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Rebo Lega Dijamin Bisa Peroleh Pupuk Bersubsidi zz 77.766 Kartu Tani Segera Didistribusikan di DIY

KARTU TANI

Gunungkidul.

TRIBUN JOGJA / RENDIKA FERRY

- Petani asal Kecamatan Karangmojo Rebo Sujiwanto yang menunjukkan Kartu Tani, Kamis (7/9) di Kantor Kecamatan Karangmojo,

GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Ribuan petani di Karangmojo, Gunungkidul mendapatkan kartu tani dari pemerintah pusat, Kamis (7/9) di Kantor Kecamatan Karangmojo. Kartu tani yang dibagikan menjadi identitas bagi petani, sehingga bantuan dari pemerintah tidak salah sasaran. Kepala Seksi Pengawasan Pupuk, Direktorat Jendral Pupuk dan Pestisida, Kementerian Pertanian, Endah Susilowati, mengatakan, kartu tani ini ditujukan supaya petani dapat mudah mengakses bantuan dari pemerintah. Bantuan pemerintah yang dimaksud berupa pupuk bersubsidi. Adanya kartu tani ini maka penyaluran pupuk bersubsidi dapat sampai ke tangan petani. “Untuk mendapatkan pupuk bersubsidi ini, petani diberikan kartu tani. Sehingga tepat sasaran langsung kepada petani,” ujar Endah, Kamis (7/9). Endah mengatakan, petani sebelumnya telah didata dan diverifikasi oleh petugas penyuluh pertanian. “Kartu tani diberikan kepada mereka yang memiliki lahan pertanian kurang dari dua hektar, sehingga kapasitasnya sebagai petani,” ujarnya. Endah pun menargetkan se-

luruh petani di Indonesia mendapatkan Kartu Tani tahun 2018 mendatang. Petani DIY Wakil Kepala Kantor Wilayah Bank BRI DIY, Triswahju Herlina, mengatakan, pihaknya akan mendistribusikan sebanyak 77.766 Kartu Tani kepada petani di DIY. Sementara untuk Gunungkidul, baru disalurkan sebanyak 41.628 Kartu Tani, yang didominasi oleh petani di Karangmojo yang berjumah 10.467 orang. Hingga kini baru sebanyak 2.223 kartu tani yang telah disebar. “Petani Karangmojo, paling banyak mendapatkan kartu tani, karena jumlah mereka yang paling banyak di Gunungkidul. Selanjutnya akan kami sebar di kecamatan lain,” ujar Triswahju, Kamis (7/9). Petani asal Kecamatan Karangmojo Rebo Sujiwanto, menyambut baik adanya bantuan kartu tani ini. “Kami mengapresiasi apa yang dilakukan oleh kementerian, dengan begini penyaluran bantuan pupuk bersubsidi dapat tepat sasaran kepada kami yang membutuhkan,” ujar Rebo. (rfk)

Hasto Komitmen Dampingi Warga Bupati Kulonprogo Tanggapi Datar Pernyataan AP I Tentang Pengosongan Lahan KULONPROGO, TRIBUN - Bupati Kulonprogo Hasto Wardoyo merespon datar pernyataan PT Angkasa Pura I yang segera melayangkan surat perintah pengosongan lahan pembangunan bandara New Yogyakarta International Airport (NYIA). Pemrakarsa megaproyek bandara itu menginginkan warga segera hengkang dari lahan yang sudah diakuisisi untuk proyek tersebut. Namun, Hasto menegaskan bahwa Pemerintah Kabupaten Kulonprogo akan tetap melakukan pendampingan terhadap warga terdampak dalam proses relokasinya secara keseluruhan. “Itu (perintah pengosongan

PROSES RELOKASI zz PT Angkasa Pura I Sebelumnya meminta warga yang masih tinggal di lahan yang sudah diakuisisi untuk proyek bandara untuk segera pergi. zz Progres pembangunan rumah relokasi warga dilaporkan baru sekitar 40 persen dan masih banyak rumah yang belum siap atau layak ditinggali. zz Bupati Kulonprogo beberapa kali melakukan negosiasi terkait masalah ini. zz Hingga saat ini proyek rumah hunian baru mencapai 40%

4.200 Pemohon SIM Hanya Peroleh Suket

Mana yang mau dikerjakan Angkasa Pura dan warga harus pergi, saya akan mendampingi warga seperti apa yang harus kita lakukan HASTO WARDOYO lahan) kan bukan hal baru lagi to ya. Saya sebagai kepala daerah ya akan mendampingi warga,” kata Hasto, Kamis (7/9). Pemkab Kulonprogo dalam hal ini telah beberapa kali mencoba bernegosiasi dengan PT AP I terkait perpanjangan batas waktu bagi warga dalam mengosongkan lahan serta penyiapan hunian relokasi. Namun begitu, Hasto tak memungkiri bahwa program relokasi itu tak berjalan sesuai harapan dan molor dari target waktu yang ditetapkan sebelumnya. Maka itu, adanya rencana penerbitan surat perintah pengosongan lahan oleh PT AP I dianggap wajar mengingat pekerjaan fisik bandara di lapangan telah dimulai. Toleransi waktu dianggap tidak diperlukan lagi oleh perusahaan plat merah itu lantaran proyek harus terus berjalan. Hasto pun memaklumi jika kemudian PT AP I mengi-

nginkan warga untuk segera mengosongkan lahan. “Mana yang mau dikerjakan Angkasa Pura dan warga harus pergi, saya akan mendampingi warga seperti apa yang harus kita lakukan,” kata dia. Tim percepatan Progres pembangunan rumah relokasi warga dilaporkan baru sekitar 40 persen dan masih banyak rumah yang belum siap atau layak ditinggali. Jika keburu diminta hengkang oleh PT AP I, besar kemungkinan warga harus numpang dulu ke rumah sanak familinya di luar lahan bandara. Untuk ini, langkah Hasto selanjutnya akan menerjunkan tim percepatan untuk mengintensifkan proses relokasi dan pendampingan terhadap warga terdampak pembangunan bandara. Setiap Kepala Keluarga (KK) akan didata kesiapannya jika diharuskan pindah paling lambat akhir bulan ini. (ing)

Tidak Ada Toleransi Waktu Lagi PROJECT Manager Pembangunan New Yogyakarta International Airport (NYIA) PT Angkasa Pura I, Sujiastono menegaskan tidak ada lagi toleransi waktu dalam proses relokasi warga terdampak bandara tersebut. Menurutnya, toleransi sudah diberikan berkali-kali hingga yang terakhir sudah selesai pada ujung Agustus 2017. Warga tetap harus keluar sesegera mungkin dari lahan yang sudah terakusisi untuk pembangunan bandara lantaran pekerjaan di lapangan sudah dimulai. “Sudah setahun kalau dihitung mundur ke masa pembayaran (pembebesan lahan) di 2016. Seharusnya itu sudah lebih dari cukup,” kata Sujiastono.

Surat perintah pengosongan lahan menurutnya akan dilayangkan dalam waktu dekat kepada warga terdampak secara keseluruhan, baik yang mengambil program relokasi bersama pemerintah maupun relokasi mandiri. Diharapkannya akhir September 2017 ini semua warga sudah keluar dari lahan bandara. Terkait hunian relokasi yang belum sepenuhnya siap dihuni, Sujiastono mengatakan pasti ada pilihan yang bisa diambil warga. Misalnya, menumpang di rumah sanak famili dulu sembari menyelesaikan pembangunan rumah relokasinya. “Saya yakin pemerintah daerah juga punya solusi sendiri untuk hal itu,” kata dia. (ing)

GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Antrean panjang tampak di loket pengajuan Surat Izin Mengemudi (SIM) di Polres Gunungkidul. Namun sayangnya, Polres Gunungkidul kehabisan material pencetakan sehingga warga yang mengajukan SIM terpaksa belum mendapatkan surat izin mengemudi. Kasatlantas Polres Gunungkidul, AKP Mega Tetuko mengakui jika material blanko untuk pencetakan SIM sudah habis sejak awal Agustus 2017 ini. Akibatnya, proses permo-

honan surat izin mengemudi menjadi terhambat. “Kami kehabisan material untuk mencetak SIM bagi pemohon. Hal ini sudah terjadi semenjak awal Agustus 2017 lalu. Material belum kami terima dari Korlantas Polri,” ujar Mega, Kamis (7/9). Mega mengatakan, akibat terhambatnya pencetakan SIM, menyebabkan sekitar 4.200 pemohon SIM belum mendapatkan surat izin mengemudinya. Sebagai gantinya, pihaknya memberikan surat keterang-

TRIBUN JOGJA / RENDIKA FERRY

SIM - Seorang warga menunjukkan surat keterangan pengganti SIM saat mengurus SIM di Polres Gunungkidul, Kamis (7/9).

an yang berfungsi sama. “Sebanyak 4.200 pemohon surat izin mengemudi di kabupaten gunungkidul, kami berikan surat keterangan sebagai gantinya. Itu untuk SIM sementara sampai keadaan normal kembali,” ujar Mega. Pihaknya pun meminta maaf atas hambatan ini dan segera melakukan usulan pengiriman material blanko pencetakan SIM kepada Korlantas Polri. Meski terkendala habisnya material, permohonan SIM tetap berjalan. “Masyarakat masih dapat melakukan permohonan SIM, nanti akan kami berikan surat keterangan yang fungsinya sama,” ujarnya. Cepat rusak Salah seorang pemohon SIM, Sagimin, mengeluhkan, surat keterangan pengganti SIM yang diberikan mudah rusak. Pasalnya surat keterangan ini hanya berbentuk kertas tipis yang rawan rusak. “Jikalau kertas seperti ini akan mudah robek atau rusak. Apalagi surat ini harus dibawa kemana-mana sampai kita mendapatkan SIM,” ujar Sagimin, Kamis (7/9). Sagimin berharap agar pemerintah bisa segera mengirim material SIM agar mereka tidak perlu lagi bolak balik mengurus sim. Ia pun meminta agar pihak Polres Gunungkidul dapat membenahi sistem pembuatan SIM dan pelayanan administrasi lain di Kepolisian. (rfk)

Jabatan Sekwan Dirangkap Kepala BKAD GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Bupati Gunungkidul menunjuk dua pejabat untuk mengisi kekosongan jabatan di lingkunagn Pemkab Gunungkidul, yakni, Sekretaris DPRD Gunungkidul dan Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat. Kedua pejabat yang dijadikan pelaksana tugas (Plt) yakni Supartono yang menjabat sebagai Kepala Badan Keuangan Aset Daerah (BKAD) merangkap menjadi Sekretaris DPRD Gunungkidul.

Sementara untuk Plt Asek Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat dirangkap oleh Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Gunungkidul, Sudodo. “Plt Sekwan Supartono dan Plt Asek 1 bidang pemerintahan dan kesejahteraan rakyat, Sudodo. Mereka menjadi Plt merangkap jabatan yang sekarang,” ujar Bupati Badingah, Kamis (7/9). Badingah mengatakan, penunjukkan kedua pejabat ini untuk mengisi kekosongan jabatan karena dua pejabat yang lama telah me-

masuki purna tugas sejak 1 September 2017 lalu. Purna tugas Kepala BKPP Gunungkidul Sigit Purwanto mengatakan, pihaknya akan menyusun mekanisme pengisian untuk mengisi kekosongan jabatan yang akan terjadi pada beberapa posisi pemerintahan. Ia mengatakan, beberapa bulan mendatang terdapat dua pejabat yang akan memasuki masa purna tugas, yakni Kepala Dinas Pariwisata Saryanto dan Staf Ahli Bupati Bidang I Ketut San-

tosa. “Ada dua pejabat yang sudah memasuki masa pensiun dan harus dilakukan pengisian,” ujar Sigit Purwanto, Kamis (7/9). Sigit mengatakan, pengisian tergantung kepada Keputusan Bupati untuk menggunakan mekanisme lelang, seleksi terbuka, atau dengan melakukan penataan ulang. “Nanti tergantung dari keputusan beliau sebagai kepala daerah, dua pejabat tersebut akan segera pensiun beberapa bulan mendatang,” ujarnya. (rfk)

Truk Pengangkut Batu Terguling di Sentolo

KECELAKAAN

TRIBUN JOGJA / SINGGIH WAHYU

- Truk bermuatan batu teguling di ruas Jalan Pengasih-Sentolo wilayah Kaliagung, Kecamatan Sentolo , Kamis (7/9/2017).

KULONPROGO, TRIBUN - Sebuah truk pengangkut batu terguling di ruas Jalan Pengasih-Sentolo wilayah Pedukuahm Tegowanu, Desa Kaliagung, Sentolo, Kamis (7/9). Diduga truk kelebihan muatan dan tak cukup tenaga melahap jalan menanjak yang dikenal sebagai tanjakan Jrangking tersebut. Akibat terguling, material batu yang diangkut truk bernomor polisi

AB 8358 OE itu pun tertumpah dan menutup separuh badan jalan. Petugas Polsek Sentolo terpaksa memberlakukan buka tutup arus lalulintas di satu ruas jalan yang tersisa. Informasi dihimpun, peristiwa terjadi sekitar pukul 15.30. Truk yang dikemudikan Slamet Suwanto, warga Wonosobo itu melaju dari wilayah Clereng, Pengasih menuju Kota Yogya membawa muatan batu.

Semula, truk melaju kencang dari area bawah tanjakan namun tenaganya hilang di atas tanjakan. Pengemudi berusaha mengendalikan laju kendaraannya namun truk malah terguling ke samping kanan. “Sopir mengalami luka ringan akibat benturan dan langsung dilarikan ke Puskesmas 1 Sentolo,” kata Panit Laka Lantas Polsek Sentolo, Aiptu Christiawan.

Menurutnya, jalur tersebut memang sering dilalui truk penambang yang kerap bermuatan melebihi tonase kapasitas angkutnya. Akibatnya, saat melalui jalan menanjak tersebut truk kerap hilang tenaga hingga terjadi kecelakaan lalulintas. “Badan truk akan lansung dievakuasi hari ini juga karena menutup badan jalan,” tambah Christiawan. (ing)


Klaten Region www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

tribunjogjaofficial

7

Korban Narkoba Butuh Dukungan Keluarga KLATEN, TRIBUN - korban penyalahgunaan dan peredaran narkoba membutuhkan perhatian khusus, meski sudah dimasukkan sebagai kejahatan luar biasa. Hal tersebut dibutuhkan agar korban terbebas dari lingkaran peredaran narkoba sepenuhnya. Menurut Kepala Instalasi Rehabilitasi Narkotik, Psikotropika, dan Zat Aditif (NAPZA) RSJD Sudjarwadi, Anis Sukandar mengatakan, pengguna narkoba merupakan korban sehingga rehabilitasi merupakan langkah tepat. Namun, dalam prosesnya membutuhkan dukungan keluarga dan lingkungan. “Mereka memang salah, tapi tak bisa seterusnya disalahkan. Karena, agar bisa terlepas dari narkoba membutuhkan dukungan dari semua pihak, keluarga bahkan lingkungannya,” ungkapnya ditemui

seusai sosialisasi penanggulangan dan pemberantasan narkoba di aula Kelurahan Buntalan, Klaten Tengah, Kamis (7/9). Ia menjelaskan, dukungan keluarga dibutuhkan agar pengguna narkoba yang sedang menjalani proses rehabilitasi tak ingin lagi menggunakan barang terlarang itu. Dukungan juga merupakan nilai positif bagi pengguna narkoba yang sedang direhabilitasi merasa diterima lagi menjadi bagian masyarakat. “Pengguna narkoba cenderung tertutup dan menarik diri dari masyarakat dan lingkungan, karena depresi. Sehingga, mereka butuh diterima masyarakat lagi, di sinilah peran keluarga dan lingkungan,” katanya. Anis menambahkan, pengguna narkoba yang sudah ingin lepas jika terus ditekan dan diungkit kesalahannya, justru

akan membuatnya semakin terjerumus. Sebab, mayoritas penggunakan narkoba berangkat dari permasalahan sosial. “Mereka yang terjebak kebanyakan disebabkan lantaran memiliki latar belakang masalah keluarga maupun sosial. Sehingga ketika mereka ditekan, mereka merasa belum terbebas dari masalah yang jadi latar belakang hingga terjebak dalam penggunaan narkoba,” katanya. Hal tersebut, menurutnya, perlu disadari keluarga pengguna. Sehingga tak terus menerus menyalahkan pengguna sebenarnya menjadi korban. “Kesalahan bukan sepenuhnya dari mereka (pengguna). Bisa jadi karena pergaulannya, kurangnya perhatian dan pengawasan, hingga lingkungan yang mendukung peredaran narkoba,” paparnya. (ang)

TRIBUNJOGJA/ANGGA PURNAMA

LINCAH

- Kelompok tari pelajar menunjukkan kebolehannya saat Peringatan Hari Anak Nasional di kompleks RSPD Klaten, Rabu (6/9).

Harga Sawah Sentuh Rp1 M Dampak Pembangunan Terminal Dan RSUD Bagas Waras

KLATEN, TRIBUN - Prospek pembangunan di wilayah Kelurahan Buntalan, Klaten Tengah terus mengalami peningkatan, setelah dibangunnya Terminal Kelas A Ir Soekarno dan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bagas Waras. Hal tersebut berdampak pada harga jual tanah, khususnya sawah di wilayah itu. Lurah Buntalan, Bambang Sumadi mengatakan, harga tanah sudah melonjak lebih dari 200 persen selama dua tahun ini. Jika sebelumnya pada 2015, harga sepatok sawah sekitar Rp100.000 per persegi melejit hingga menembus Rp500.000 per meter persegi. “Rata-rata sawah dengan luas per patok 1.800 meter persegi sebelumnya dihargai Rp200 juta, sekarang bisa

sampai Rp1 miliar per patoknya,” ungkapnya ditemui di ruang kerjanya, Kamis (7/9). Menurutnya, harga sawah terus mengalami peningkatan setelah terminal dan RSUD beroperasi. Terlebih saat ini, sudah ada pengembang perumahan yang masuk wilayah Buntalan. “Memang secara RTRW (Rencana Tata Ruang Wilayah), Buntalan diarahkan untuk pengembangan properti. Saat ini, sudah ada pengembang yang membangun kompleks perumahan,” katanya. Sayangnya, kenaikan harga tanah khususnya sawah di wilayah Buntalan, tak merata. Harga yang menembus angka Rp1 miliar hanya berlaku untuk sawah yang berada di tepi Jalan Jom-

bor Indah, yang merupakan akses utama yang menghubungkan Terminal Ir Soekarno dengan RSUD Bagas Waras. “Untuk tanah di titik lain masih normal. Memang pembangunan di sisi selatan Kabupaten Klaten berdampak pada nilai jual tanah di Buntalan, tapi paling signifikan yang ada di tepi jalan,” ujarnya. Seiring melejitnya harga tanah, warga di Kelurahan Buntalan mulai menawarkan sawahnya. Terutama yang ada di tepi jalan lintas. Bambang mengatakan, warga mulai tertarik untuk menjual sawahnya, lantaran penawaran harga tinggi. Dengan harga sepatoknya mencapai Rp1 miliar, warga bisa membeli sawah beberapa patok di daerah lain.

Pertahankan Sawah Lestari

TRIBUN JOGJA/ANGGA PURNAMA

BEDA

- Pengunjung bersuafoto di objek wisata Bukit Cinta di Desa Gununggajah, Kecamatan Bayat. Objek wisata ini akan menjadi lokasi pelantikan Kades pemenang Pilkades Serentak 2017, 28 September mendatang.

48 Kades Dilantik di Bukit Cinta KLATEN, TRIBUN - Pelantikan kepala desa (Kades) terpilih pada Pilkades Serentak Juli lalu, segera digelar. Terdapat perbedaan mencolok pada penyelenggaraan puncak tahapan Pilkades Serentak 2017 ini. Jika pada umumnya pelantikan kades berlangsung secara formal di gedung milik pemerintahan, pelantikan 48 kades terpilih tahun ini berlangsung berbeda. Pelantikan yang dijadwalkan pada 28 September mendatang, akan dilangsungkan di Bukit Cinta, kompleks objek wisata Watu Prau Desa Gununggajah, Kecamatan Bayat. Plt Bupati Klaten, Sri Mulyani yang memilih lokasi pelantikan tersebut. Ia mengatakan, lokasi tersebut sengaja digunakan sebagai tempat pelantikan untuk mempromosikan destinasi wisata baru di sisi selatan Klaten itu. “Saya pilih lokasinya bukan di kantor Pemda, tapi di Gununggajah, karena ada Bukit Cinta. Nah, ini sekaligus untuk mempro-

mosikan wisata di sana,” ungkapnya. Menurutnya, lokasi tersebut dipilih untuk memotivasi kades-kades baru agar bersemangat dalam mengembangkan potensi desa dan masyarakatnya. Sehingga, diharapkan dapat memberdayakan sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat. “Gununggajah merupakan desa yang sukses selain Ponggok, dalam mengelola potensi desanya. Sehingga, saya ingin memberikan contoh kepada kades-kades yang baru, agar dengan segala kemampuan yang dimilikinya untuk terus berinovasi dan memberdayakan desanya,” paparnya. Sementara Kabid Penataan Adminitrasi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dispermasdes) Klaten, Kliwon Yoso mengatakan, pelantikan 48 kades terpilih ini menyusul rampungnya penghitungan suara. “Setelah perolehan suara, hasilnya ditetapkan BPD (Badan Permusyawa-

rahan Desa). Selanjutnya diusulkan kepada Bupati melalui Camat,” ungkapnya, Kamis (7/9). Pilkades serentak dengan peserta 48 desa di 20 kecamatan digelar 26 Juli lalu. Pascapemungutan suara, seluruh calon dapat menerima hasil tersebut sehingga tak ada sengketa pemilihan. Diminta Koordinasikan Program Kerja Meski belum resmi menyandang status sebagai orang nomor satu di desa, mereka diminta untuk mempersiapkan program kerja. Plt Bupati Klaten, Sri Mulyani meminta para kades baru, untuk berkoordinasi dengan kades sebelumnya atau Plt kades untuk menyesuaikan program kerja. “Kami minta kades yang terpilih untuk berkoordinasi, minta bimbingan kepada kades lama, sehingga dapat segera bekerja begitu dilantik. Apalagi, sudah mendekati akhir tahun anggaran, sehingga harus mempersiapkan anggaran tahun depan,” ungkapnya. (ang)

KPK Sita Satu Apartemen di Solo Paragon SOLO, TRIBUN - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan rapat tertutup bersama manajemen Solo Paragon, Kamis (7/9) siang. KPK juga melakukan penyitaan terhadap satu unit apartemen di kawasan tersebut. Penyitaan apartemen oleh KPK diduga terkait perkara pengadaan pupuk di Direktorat Jenderal Hortikultura

Kementerian Pertanian pada 2013 yang menyeret HI dan ST sebagai tersangka. Berdasarkan informasi, apartemen di Solo Paragon yang disita KPK merupakan milik ST. Direktur Operasional Sumindo Gapura Prima Owning Paragon, Budi Wiharto mengungkapkan, pemilik apartemen itu merupakan seorang perempuan. “Sudah pemilik ketiga. Pemilik ke-

dua yang menjadi tersangka,” ujarnya. Budi mengatakan, apartemen di Solo Paragon yang disita KPK berharga Rp400 juta. Kabiro Humas KPK, Febri Diansyah menyatakan, tersangka ST diindikasikan menggunakan keuntungan dari proses pengadaan pupuk untuk membeli apartemen tersebut. (ahm/tribun jateng)

MESKI harga tanah di Kelurahan Buntalan terus mengalami peningkatan dan minat masyarakat untuk menjual tanahnya semakin bertambah, Pemerintah Kelurahan Buntalan berusaha mempertahankan sawah lestari di wilayahnya. Di Buntalan tercatat ada 11 hektare lahan sawah lestari. Sebagian berada di tepi Jalan Jombor Indah dan memiliki nilai jual yang tinggi, lantaran berada di depan RSUD Bagas Waras. “Harganya memang tinggi, tapi sudah dicatat Bappeda sebagai sawah abadi. Jadi, tak

bisa dikeringkan,” kata Sekretaris Kelurahan Buntalan, Junaedi Anwar. Menurutnya, dari 154,9 hektare sawah yang ada di Buntalan, sebanyak 40 hektare memungkinkan untuk dikeringkan. Namun, khusus 11 hektare sawah lestari tak dapat diganggu gugat,” ujarnya. Hal tersebut sudah disampaikan warga pemilik lahan, sehingga jangan sampai beralih fungsi. “Memang lokasinya strategis, tapi yang menentukan lokasi sawah lestari ya Bappeda,” paparnya. (ang)

Sri Hartini Sakit Gatal Mendekam di Sel Bulu SEMARANG, TRIBUN - Terdakwa kasus suap dan gratifikasi Bupati Klaten nonaktif, Sri Hartini, sakit selama menjalani masa tahanan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Wanita Semarang, Kamis (7/9). Hasil pemeriksaan dokter Lapas Kelas IIA pada 4 September lalu, Sri Hartini menderita ruam merah di lipatan tangan kanan serta kiri, dada, serta keluhan gatal dan panas. Karena itu, dokter Lapas mengeluarkan surat pemberitahuan kepada Majelis Hakim Tipikor untuk konsultasi ke dokter spesialis kulit di Rumah Sakit Kariadi. Penasihat hukum terdakwa, Deddy Suwadi mengatakan, Sri Hartini dalam keadaan tak sehat.

Terdakwa mengalami sakit berkaitan kulit yang dimungkinkan masalah penyakit dalam. Selain itu, dokter Lapas tak dapat memberikan tindakan secara medis kepada kliennya. “Sri Hartini mengalami gatal-gatal di seluruh tubuh, dan diduga karena penyakit dalam. Karena itu, dokter Lapas meminta kepada ketua Pengadilan Negeri maupun ketua Majelis untuk memberikan izin dapat berobat di RS Kariadi maupun Elizabeth,” terangnya. Menurutnya, sakit yang diderita kliennya tak berdampak pada aktivitas selama di tahanan. Namun, ia khawatir penyakitnya berdampak pada kesehatannya. (tribun jateng)

STORY HIGHLIGHT zz Prospek pembangun-

an di wilayah Kelurahan Buntalan, Klaten Tengah terus mengalami peningkatan, setelah dibangunnya Terminal Kelas A Ir Soekarno dan RSUD Bagas Waras. zz Lurah Buntalan, Bambang Sumadi mengatakan, harga tanah sudah melonjak lebih dari 200 persen selama dua tahun ini. zz Seiring melejitnya harga tanah, warga di Kelurahan Buntalan mulai menawarkan sawahnya, terutama yang ada di tepi jalan lintas. “Bahkan, masih ada sisa yang bisa digunakan untuk membangun rumah atau keperluan lainnya,” katanya. Meski mengalami perkembangan signifikan pascaberoperasinya Terminal Kelas A Ir Soekarno dan RSUD Bagas Waras, belum banyak pengembang yang melirik wilayah Buntalan. Khususnya, di bidang properti sesuai RTRW wilayah Buntalan. “Saat ini baru ada dua pengembang perumahan. Saya kurang paham, kenapa belum banyak yang melirik, apakah pengaruh harga atau pertimbangan lainnya,” ujarnya. (ang)


8

K munikarta

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

REDAKSI Tribun Jogja menerima tulisan, foto atau informasi agenda terkait dengan kegiatan positif yang ada di kampung tempat Anda tinggal. Kirimkan tulisan, foto atau informasi tersebut melalui SMS atau Whatsapp di nomor: 0857 4319 6999 atau email di komunikarta@gmail.com Untuk foto dan naskah prioritaskan kirim melalui email.

MENANTANG

- Pengunjung sedang berpose di Jurang Tembelan, di Dusun Kanigoro, Mangunan, Dlingo Bantul, belum lama ini. Tempat-tempat wisata dengan panorama alam dari ketinggian dan spot selfie yang menarik, kini menjadi favorit yang wajib dikunjungi wisatawan.

SUARA WARGA

Gema Takbir di Desa Sendangrejo SENDANGREJO, TRIBUN - Idul Adha identik dengan pemotongan hewan kurban. Umat islam di dunia mengumandangkan takbir secara bersama-sama. Di Desa Sendangrejo Kecamatan Minggir Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta pada hari sabtu (2/09) malam diadakan Lomba takbir keliling memutari wilayah Desa Sendangrejo. Peserta lomba dikumpulkan di lapangan sendangrejo dan Lomba itu diikuti sekitar 17 Peserta dari berbagai dusun yang ada di sendangrejo dan sekitarnya. Tak tanggung-tanggung panitia mendatangkan dewan juri dari luar Desa Sendangrejo. Karena di tahun-tahun lalu banyak terjadi kejanggalan. Dan terkesan terdapat pengaturan juara. Maka dari itu jumlah peserta takbir keliling di Sendangrejo dari tahun ke tahun mengalami penurunan Acara tersebut dibuka langsung oleh Kepala Desa Sendangrejo Catur Tri Suwanti pada pukul 19.30 WIB. Peserta takbir keliling harus melintasi rute sepanjang sekitar 8 km. Peserta sampai di garis finish pada pukul 22.10 WIB. Sembari menunggu hasil penghitungan nilai, panitia memberikan banyak doorprize. Juara umum dari perlombaan takbir keliling itu adalah Dusun Nglengking. (arie rumanta/app)

TRIBUNJOGJA/GILANG SATMAKA

Belajar Cara Mengelola Dana Desa dan BUMDes  Dua Kecamatan di Kabupaten Aceh Tenggara Kunjungi Desa Pandowoharjo

KOMPAK

UNTUK TRIBUN JOGJA

- Sejumlah warga Dusun Kabrokan Wetan menggelar kerja bakti mberem-mberem kanan kiri jalan Kabrokan Wetan pada Minggu (3/9) lalu.

Kerja Bakti Rutin Warga Kabrokan SENDANGSARI, TRIBUN - Warga Dusun Kabrokan Wetan menggelar kerja bakti mberem-mberem kanan kiri jalan Kabrokan Wetan pada Minggu (3/9) lalu. Dimulai dari titik objek wisata Curug Banyunibo warga Kabrokan tumpah ruah memadati sepanjang jalan Kabrokan yang baru saja selesai dilakukan pengecoran blok. Tak kurang 100 orang warga yang terdiri dari bapak-bapak RT dan segenap warga Dusun kabrokan wetan dan juga segenap anggota karang taruna unit ikut berpartisipasi. Kerja bakti kemarin ini dikomando langsung oleh Ketua LPMD Dusun Kabrokan wetan, Tumijo. Hadir pula Kepala Dusun Kabrokan wetan, Nur Wahit, serta Kaum Rois, Nachrowi. Tujuan digelarnya acara ini, kata Tumijo, tak lain untuk merapikan jalan demi lancarnya lalu lintas dan keamanan warga. Adapun kegiatan kemarin berlangsung dari pukul 7.30 hingga 10.00 WIB. Ditambahkan Tumijo, kerja bakti ini rutin digelar setiap hari Minggu.(sis)

Pandowoharjo termasuk desa yang berhasil mengembangkan dana desa. Salah satu percontohan sebagai perbandingan. Salah satunya dengan BUMDes

SLEMAN, PANDOWOHARJO - Dua kecamatan di Kabupaten Aceh Tenggara yaitu Kecamatan Lawe Sumur dan Lawe Alas berkunjung ke Desa Pandowoharjo, Sleman, Rabu (6/9). Bertempat di Aula Desa Pandowoharjo, sebanyak 46 kepala desa, 46 perwakilan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes), dan 46 Badan Permusyawaratan Desa, belajar pengelolaan dana desa dan BUMDes. Pendamping Kegiatan Bimtek Penggunaan Dana Desa Kecamatan Lawe Sumur dan Lawe Alas, Nasra, menyebut, sesuai dengan informasi yang berkembang di mediamedia Desa Pandowoharjo termasuk bagus dalam pe-

kin pemberdayaan masyarakat tentang keterampilan dan pemasaraan,” ujarnya. “Mungkin kami akan buat juga toko, pengelolaan sampah menjadi pendapatan asli desa (PAD),” katanya. Kiat sukses Kepala Desa Pandowoharjo, Catur Sarjumiharta menjelaskan kepada para peserta tentang kiat sukses BUMDes, yaitu antara lain seperti harus dibentuk sesuai amanah

undang-undang. “Alur tentang pembentukan BUMDes ada yang kadang kurang pas, ada desa yang Pemdesnya dan BUMDes kurang harmonis, ini ada salah sosialisasi, dan proses pembentukan yang salah,” jelasnya. “Melihat situasi Pandowoharjo, banyak yang tanya proses dan inovasi yang ada di Desa Pandowoharjo,” ujarnya.(app)

Harus Punya Konsep Kerja Sama SELAIN itu, kata Kades Pandowoharjo, Catur Sarjumiharta, sebelum ada BUMDes, Desa Pandowoharjo sendiri sudah punya konsep bekerja sama dengan akademisi, pengusaha, komunitas dan pemerintah. Sehingga dengan begitu, lanjutnya, setelah

BUMDes terbentuk akan ada pendampingan yang sifatnya berkesinambungan. “Tanggal 15 dari PMD Aceh Tenggara akan melaksanakan studi banding lagi tentang pemerintahan desa,” katanya. (app)

VILLAGE CORNER JUDUL - Dua kecamatan di Kabupaten Aceh Tenggara yaitu Kecamatan Lawe Sumur dan Lawe Alas berkunjung ke Desa Pandowoharjo, Sleman, Rabu (6/9), belajar pengelolaan dana desa dan BUMDes. TRIBUN JOGJA/PANJI PURNANDARU

LINTAS KAMPUNG

Ajarkan Makna Idul Adha dengan Berkurban

SLEMAN, TRIBUN - Indahnya berbagi dalam peringatan Idul Adha 1438 H juga dirasakan oleh keluarga besar MAN 5 Sleman yang mengadakan rangkaian peringatan Hari Raya Idul Adha yang bertempat di lapangan madrasah, Senin (4/9). Acara peringatan ini diawali dengan doa bersama dalam bentuk pembacaan Asmaul Husna dan takbir. Setelah itu, para siswa diajak berpartisipasi dalam penyembelihan hewan kurban dengan melihat dan membacakan takbir untuk hewan kurban tersebut. Jumlah hewan kurban tahun ini sebanyak satu ekor Sapi dan satu ekor kambing. Sumbangan hewan kurban ini berasal dari orang tua/wali murid siswa dan pihak sekolah.

ngelolaan dana desa, sehingga pihaknya tertarik “Pandowoharjo termasuk desa yang berhasil mengembangkan dana desa. Salah satu percontohan sebagai perbandingan. Salah satunya dengan BUMDes,” jelasnya. Sementara itu, pengelolaan dana desa dan BUMDes di sana masih dianggap belum maksimal. “Masih menggali, lagi belajar, potensi apa yang bisa dikembangkan. Mung-

Satu ekor sapi disembelih untuk dibagikan kepada siswa-siswi yang kurang mampu sedangkan Satu ekor kambing disalurkan kepada Takmir Masjid Dusun Beku Bangunharjo Kalibawang Kulon Progo untuk disembelih dan dibagikan kepada masyarakat sekitar yang kurang mampu melalui Dewan Ambalan MAN 5 Sleman. Selasi Umi Maryanti, selaku Wakil Kepala Urusan Humas menjelaskan, peringatan Hari Raya Idhul Adha juga dimeriahkan dengan berbagai macam lomba, seperti kreasi takbir, khitobah bahasa arab dan bahasa inggris, qiroah, memasak dan penyajian masakan, lomba kebersihan kelas dan mading kelas. “Berbagai macam lomba ini di samping untuk menyemarakkan peringatan

Hari Raya Idul Adha, juga sebagai ajang kreativitas siswa karena melihat banyaknya potensi siswa yang ada di MAN 5 Sleman,” tambahnya. Terpisah Rahmat Mizan, Kepala MAN 5 Sleman menyampaikan penyembelihan hewan kurban dalam rangka peringatan Idul Adha sudah menjadi kegiatan rutin setiap tahun. “Tujuannya adalah agar dapat menambah keimanan keluarga besar MAN 5 Sleman dengan meneladani sikap Nabi Ibrahim AS dan Ismail yang ikhlas dan patuh pada perintah Allah SWT. Selain itu, berkurban akan mengajarkan anak-anak akan pentingnya menyisihkan rezeki yang dimiliki untuk berbagi kepada sesama yang saling membutuhkan,” ujarnya. (tumiran/app)


tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017 tribunjogjaofficial

9

21

CALEG DANA PAS-PASAN

FOTO-FOTO: TRIBUNNEWS/JEPRIMA WD

GIRING GANESHA

JUMAT, 8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

Gosipi

Penyanyi Giring Ganesha (34) membuat keputusan bulat untuk terjun ke dunia politik, dengan bergabung ke Partai Solidaritas Indonesia (PSI).

T

idak tanggung-tanggung, pesohor yang selama ini dikenal sebagai vokalis grup musik Nidji ini, langsung mengincar kursi legislatif demi ikut membenahi Indonesia lima tahun ke depan atau periode 2019-2024. Giring yang dikenal dengan nama Giring Nidji dengan tegas juga menyatakan ingin menjadi agen rakyat, bukan agen partai. Giring tahu bahwa maju dalam pemilihan umum, termasuk pemilihan legislatif, berarti harus punya modal uang yang cukup di luar modal wawasan politik. Giring mengaku belum menyiapkan dana dan belum memikirkan penyiapannya untuk maju sebagai calon legislatif (caleg). "Wah belum kepikiran. Budget saya mah pas-pasan. Yang penting buat keluarga. Intinya mah berdoa aja saya mah," kata Giring. Ia menambahkan, jika nantinya Giring lolos dalam pendaftaran caleg, dirinya menyerahkan pencalonannya kepada PSI, partai politik tempatnya bergabung. "Untuk modal sih, di luar dari saya, setelah pembicaraan dengan PSI, kami coba mencari

donasi (dan) yang pasti dari rakyat. Karena, modal dari rakyat membuat saya dipercayai pendukung saya. Maka saya bertanggung jawab untuk pro kepada rakyat," ucapnya. "Jika memang dari partai, saya jadinya bukan agen rakyat dong. Saya jadinya agen partai. Saya tidak mau seperti itu meskipun dapat investasi dari partai politik," tegas Giring. Giring mengaku optimistis atas keyakinannya untuk maju dalam Pemilu Legislatif dua tahun ke depan bersama PSI. "Karena memang visi dan misi saya dengan PSI sama, yah saya siap maju bersama mereka. Intinya sih saya yakin dan mental saya harus siap, dengan semua risiko terjun ke politik," ujar Giring Ganesha. Giring Ganesha (lahir di Jakarta, 14 Juli 1983; umur 34 tahun) adalah vokalis grup musik Nidji yang beraliran BritPop. Ia adalah putra keluarga Djumaryo Imam Muhni (alm) seorang wartawan foto yang pernah bertugas di kantor beritaa Antara, harian Berita Yudha, dan majalah Asri Giring menikahi Cynthia Riza pada 19 Januari 2011 dan dikarunai anak perempuan bernama Aisyah dan Jasmina. Selain bermusik Giringf juga pernah bermain dalam film Sang Pencerah (2010) serta menjadi pengusi suara dalam sejujumlah film.

Sementara Partai Solidaritas Indonesia (disingkat PSI) menurut laman PSI dan wikipedia adalah partai politik baru di Indonesia yang didirikan pada pasca-Pemilu tahun 2014. Partai ini resmi menjadi Badan Hukum setelah melalui verifikasi Kementerian Hukum dan HAM pada 7 Oktober 2016 dan menjadi satu-satunya partai baru yang lolos seleksi badan hukum pasca Pilpres 2014.. Diketuai mantan presenter berita, Grace Natalie, PSI cenderung mengambil target partisipan kalangan muda, perempuan dan lintas agama. Tokoh-tokohnya banyak mengajak kaum muda berpartisipasi aktif dalam kegiatan politik. Membawa platform solidaritas, pluralitas beragama, suku, dan bangsa, PSI mengklaim akan mengisi tokoh-tokoh partai dengan anak muda dan tidak ingin adanya "bekas" politisi partai lain yang memasuki partai ini. Bahkan PSI punya aturan bahwa pengurus partai dibatasi maksimal 45 tahun. Saat ini pengurus daerah PSI rata-rata berusia 20-30 tahun. PSI juga tidak ingin bertumpu pada tokoh untuk mengangkat nama partai dan mengklaim akan melakukan transparansi sumbangan finansial, khususnya memisahkan pengaruh bisnis dari operasional partai.(rie/wly)

Edukasi Publik KETUA Umum Partai Solidaritas Indonesia (SRI) Grace Natalie menginformasi mengenai bergabungnya vokalis grup musik Nidji, Giring Ganesha. Giring akan menjadi salah satu calon anggota legislatif dari PSI yang akan bertarung pada Pemilu 2019. Selain Giring, Grace membeberkan partainya sudah menerima puluhan caleg dari berbagai profesi. "Profilnya bagus-bagus. Ada sejumlah praktisi keuangan yang ternama, punya

Siap Jadi Ibu Tiri

Belajar Jadi Sosialita

TRIBUNNEWS/JEPRIMA

MICHELLE ZIUDITH

PERAN sebagai Alana dalam film 'One Fine Day' memberikan tantangan tersendiri bagi Michelle Ziudith (22). Sebab, pemilik nama lengkap Michelle Ziudith Wesley itu harus berperan sebagai seorang sosialita. Sebagai konsekuensinya, Michelle pun harus mempelajari berbagai hal, mulai dari sekadar berjalan, hingga hal-hal sepele, hanya untuk menenteng tas yang nilainya sangat mahal. "Aku perlu banyak belajar lagi gimana cara jalan, cara order coffee, aku jalan-jalan aja di Jakarta ke Plaza Indonesia," ujarnya. Tidak sampai di situ, Michelle juga mengaku belajar dari orang-orang terdekatnya. Ia mengamati mereka yang mempunyai gaya hidup mewah, untuk dipelajari dan dipraktikkan di depan kamera. "Enggak cuma jarak jauh, temanteman bundaku juga (aku pelajari) kalau lagi emang ketemu. Observasi sambil jalan-jalan, nongkrong, karena udah banyak sosialita yang bisa jadi panutan," tutur pemain film 'London Love Story' itu. Michelle menambahkan, karakternya kali ini memang berbeda dari peran-peran sebelumnya. Apalagi, karakter seorang sosialita berbeda dengan orang-orang kebanyakan, yang cenderung lebih ekspresif dalam mengungkapkan perasaan. "Perbedaannya sangat jauh dengan karakter yang sebelumnya, mereka bukan tipe yang ekspresif, biasa aja. Tapi kalau perbedaan sosialita di sini dengan di sana (Barcelona), mungkin di sana lebih high class. Aku jauh beda lah sama Alana," katanya. Film 'One Fine Day' menceritakan sepasang kekasih Michelle Ziudith (Alana) dan Maxime Bouttier (Danu) yang kaya raya dan tinggal di Barcelona. Namun, kehadiran Jefri Nichol (Mahesa) membuat hubungan Danu dan Alana mulai berbeda. Film 'One Fine Day' rencananya dirilis pada 12 Oktober 2017 mendatang.(rie/wly)

track record bagus. Ada dosen, ada pemilik sekolah, ada perwira kepolisian juga," kata Grace Natalie. Grace memuji para caleg tersebut karena memiliki profil yang bagus. Kata Grace, PSI menjadi tempat orang baik dan berani berkumpul. "Kita memang mau edukasi publik supaya orang-orang baik kumpul di parlemen. Kita senang dengan progres sejauh ini karena proses yang kita lakukan juga profesional dan transparan," kata dia.(eri/wly)

TRIBUNNEWS/JEPRIMA

OLLA RAMLAN

Ingin Punya Banyak Anak OLLA Ramlan ingin rumah tangganya bersama Aufar Hutapea dikaruniai banyak anak. Saat ini, ia hamil anak ketiga. Usia kandungannya 8 bulan. Diprediksi jenis kelaminnya perempuan dan lahir pada 3 atau 10 November 2017. Namun, punya tiga anak belum cukup bagi wanita berusia 37 tahun itu. "Aku sebenarnya pengen anak banyak," ucapnya. Makanya, kehamilannya kali ini diharapkan bukan yang terakhir. Mudahmudahan, selanjutnya ia melahirkan anak laki-laki. Jadi, ia punya dua anak laki-laki dan dua anak perempuan. "Tapi lihat umur juga ya kan," tandasnya.(git/wly)

LAUDYA Cynthia Bella sebentar lagi akan menyandang dua status. Selain menjadi Nyonya Engku Emran, Bella juga akan menjadi ibu tiri. Sudah banyak yang tahu jika pengusaha asal Malaysia yang akan menikahinya ini berstatus duda satu anak. Bagaimana perasaan Bella menjelang jadi ibu tiri? Sahabat Bella, pesinetron Shireen Sungkar, Bella merupakan sosok wanita yang menyenangi anak kecil. Bahkan, Shireen yakin mantan kekasih Raffi Ahmad itu akan menjadi ibu yang baik bagi Engku Aleesya, anak perempuan Engku Emran. "Aku lihat kak Bella tuh seneng banget sama anak-anak kecil orang sama anak-anak aku aja dia seneng banget, ya maksudnya keibuan banget lah,"kata Shireen. Bella memang telah terang-terangan menunjukkan keakrabannya

dengan anak Engku Emran. Saat menghadiri acara pertunangan Puteri Indonesia 2013, Whulandary Herman, Bella menggandeng serta calon putri tirinya tersebut. Ia bahkan mengunggah foto bersama Engku Emran dan Engku Aleesya. 8 September 2017 pun disebutsebut sebagai hari pernikahan Bella dengan Engku Emran. Sebagai sahabat, doa pun diucap Shireen dengan tulus. "Kak Be semoga pernikahannya lancar dan jodohnya bener-bener dari Allah ini terbaik untuk kak Be, terbaik untuk kedua-duanya, semoga lancar sampe hari H jadi pertama dan terakhir, semoga sakinah mawadah dan warohmah, semuanya juga mohon doain, amien,"ucap Shireen. (han/wly)

TRIBUNNEWS/JEPRIMA

LAUDYA CYNTHIA BELLA


10

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

MaGELANG SQUARE www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Jangan Ada Orasi dan Kebencian

Kapolda Tindak Tegas Pelanggaran di Aksi Solidaritas Rohingya Hari Ini

TRIBUN JOGJA/AZKA RAMADHAN

KETAT - Personel kepolisian bersenjata laras panjang dan rompi antipeluru melakukan penjaga-

an di pintu masuk Candi Borobudur, Kamis (7/9).

PT TWCB Terapkan Pengamanan Ketat MESKI tetap dibuka layaknya hari-hari biasa, Candi Borobudur menerapkan pengamanan ketat mulai Kamis (7/9). Setiap pengunjung yang masuk harus melewati prosedur seleksi petugas, terutama di pintu masuk utama. General Manager PT Taman Wisata Candi Borobudur (TWCB), Chrisnamurti Adiningrum mengatakan, bahwa pengamanan ketat itu merupakan instruksi kepolisian, yang menyatakan ba-

ngunan peninggalan Dinasti Syailendra tersebut berstatus siaga 1 jelang aksi solidaritas Rohingya, hari ini. “Keputusan terakhir yang saya terima, Candi Borobudur tetap buka dengan seleksi pengunjung ketat, dibantu aparat tentunya,” ujarnya, Kamis (7/9). Berdasar pantauan, aparat kepolisian lengkap bersenjata laras panjang dan rompi anti peluru, tampak berjaga di pintu masuk utama wisatawan (main-gate). Selain

itu, penjagaan ketat juga diterapkan akses masuk lainnya, misalnya di pintu tujuh atau pintu gerbang menuju kantor Unit PT TWCB, Hotel Manohara dan Balai Konservasi Borobudur (BKB). Setiap tamu harus melalui pemeriksaan petugas keamanan. “Ini merupakan prosedur PT TWCB, semua tamu harus diperiksa. Termasuk awak media sekalipun, harus melewati security check,” jelas seorang petugas di pintu tujuh. (aka)

Angka Kunjungan Normal AKSI solidaritas Rohingya yang bakal digelar di Masjid An-Nur, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang, hari ini, rupanya tak mempengaruhi angka kunjungan wisatawan di Candi Borobudur. Direktur Teknik dan Infrastruktur PT Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko, Retno Hardiasiwi mengatakan, bahwa aksi tersebut tak berdampak pada jumlah pengunjung Candi Borobudur. Menurutnya, angka wisatawan tetap normal, layaknya hari-hari biasa. “Buktinya, angka pengunjung kemarin masih normal, sekitar 4.000 orang yang datang ke Candi Borobudur. Sudah sesuai perkiraan,” katanya, Kamis (7/9). Direktur Pemasaran dan Pelayanan PT TWC Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko, Ricky SP Siahaan menambahkan, sampai sejauh ini, aksi berupa doa bersama dan salat gaib juga tak memberi pengaruh signifikan pada agen-agen wisata. “Sejauh ini, kami belum menerima konfirmasi pembatalan kunjungan wisata ke Candi

Borobudur,” ungkapnya. Para pengunjung, baik personal maupun rombongan, tampak berdatangan ke bangunan bersejarah peninggalan Dinasti Sailendra tersebut, Kamis (7/9). Bahkan, tak hanya wisatawan dalam negeri, sejumlah turis mancanegara juga terlihat berlalu-lalang. Tanpa kekhawatiran, para pengunjung tampak berbondong-bondong menjelajahi candi Buddha itu. Beberapa diantaranya menyempatkan berswafoto atau berbincang santai di taman-taman. “Tak ragu sama sekali datang ke Borobudur. Saya tak khawatir, pasti ada yang melindungi kalau sampai ada apa-apa,” ucap Yanti (30), seorang wisatawan. Setali tiga uang, France Bait (34), yang datang bersama sejumlah anggota keluarganya, sengaja berwisata ke Magelang. “Saya rasa tak ada yang perlu dikhawatirkan, karena pasti ada penjagaan. Lagipula, tak mungkin sampai ada ancaman untuk wisatawan,” ungkap pria asal Nusa Tenggara Timur itu. (aka)

TRIBUN JOGJA/AZKA RAMADHAN

BERI MOTIVASI - Wakil Wali Kota Magelang, Windarti Agustina, mengunjungi Pameran dan Bazar Gebyar Haornas 2017 di Alun-alun Kota Magelang, Kamis (7/9).

Pameran Iringi Puncak Haornas 2017 MAGELANG, TRIBUN Selama dua hari kedepan, Pameran dan Bazar Gebyar Hari Olahraga Nasional (Haornas) digelar di Alunalun Kota Magelang, mulai Rabu (7/9). Agenda tersebut merupakan rangkaian peringatan puncak Haornas 2017, dimana Kota Magelang didapuk sebagai tuan rumah. Ajang tersebut memamerkan hal-hal seputar olahraga hingga usaha kecil mikro dan menengah (UMKM) dari semua daerah se-Indonesia. Asdep Sentra Olahraga Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Teguh Raharjo mengatakan, bahwa pameran sekaligus bazar ini diharapkan dapat mendukung acara puncak, sekaligus memberikan peluang strategis bagi pariwisata di Kota Magelang. “Rangkaian Haornas sebenarnya tak hanya mencakup bidang olahraga saja. Tapi,

lebih dari itu kami ingin menggali pontesi-potensi wisata yang ada di seluruh Indonesia,” jelasnya. Teguh menuturkan, upaya menggali potensi wisata sudah dilakukan Kemenpora lewat peringatan Haornas setiap tahunnya. Dari even tersebut, pihaknya selalu melibatkan Gowes Pesona Nusantara (GPN) untuk mendatangi tempat-tempat wisata potensial dari seluruh penjuru tanah air. “Haornas tak saja menggaungkan ‘Ayo Olahraga’, tetapi juga menggali potensi tempat-tempat wisata yang ada di penjuru Nusantara,” katanya. Di bidang olahraga sendiri, lanjutnya, berbagai ajang digelar bertujuan menjaring atlet-atlet potensial. Berbagai ajang tersebut, antara lain Gala Desa dan Liga Sepakbola Pelajar, yang melibatkan sekitar 7.000 pelajar se-Indonesia.

“Sebelumnya, juga digelar Gala Desa. Jadi, upaya semacam ini dilakukan pemerintah untuk menjaringmenjaring bibit potensial dari semua daerah,” ucapnya. Sementara Wakil Wali Kota Magelang, Windarti Agustina mengungkapkan, keyakinannya bahwa Haornas 2017 akan memberi dampak positif di semua sektor. Termasuk pendirian Monumen Tanah Air Persatuan di puncak Gunung Tidar, yang diharapkan mampu menambah daya tarik wisatawan. “Tentu dampak positifnya sangat banyak, misalnya membuka peluang kerja sama dan meningkatkan investasi yang berujung pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Begitu juga di sektor pariwisata, lewat pendirian Monumen Tanah Air Persatuan di puncak Gunung Tidar,” tandasnya. (aka)

MAGELANG, TRIBUN Meski aksi solidaritas Rohingya, Jumat (8/9) hari ini, tak jadi digelar di Candi Borobudur, Magelang, polisi dipastikan tetap melakukan pengamanan secara maksimal, terutama di sekitar bangunan peninggalan Dinasti Syailendra itu. Hal tersebut disampaikan Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Condro Kirono, seusai memimpin gelar pasukan di Lapangan Soepardi, Kabupaten Magelang, Kamis (7/9). Ia menyatakan kesiapannya untuk mengamankan jalannya aksi yang dipindahkan ke Masjid An-Nur, Kecamatan Sawitan. “Kita tak ingin underestimate, kita harus selalu siap. Langkah-langkah pendekatan pada seluruh ormas yang akan ikut serta, sudah kita lakukan,” katanya. Menurut Condro, seluruh bupati, wali kota, Dandim dan Kapolres di Jawa Tengah, sudah mengakomodasi kegiatan salat Jumat, sekaligus salat gaib, doa bersama dan penggalangan dana untuk korban tragedi kemanusiaan Rohingya di masjid agung di setiap wilayah. Pihaknya pun sudah mencapai kesepakatan dengan pegiat aksi solidaritas Rohingya di Magelang untuk menggelar kegiatan serupa di Masjid An-Nur, sekaligus membatalkan aksi di Candi Borobudur, yang beberapa waktu lalu sempat memunculkan pro dan kontra di tengah masyarakat. “Namun, Masjid An-Nur kapasitasnya hanya sekitar 1.500, saat Jumatan biasa

Larangan kita adalah untuk aksi di Candi Borobudur. Silakan kalau mau salat Jumat di sini (Magelang), boleh saja, rombongan sekalipun. Tapi, kalau masjidnya penuh, ya salatnya di luar Irjen Pol Condro Kirono Kapolda Jawa Tengah

saja sudah penuh. Karenanya, kita imbau kepada warga di luar Magelang untuk melakukan salat Jumat di wilayah masing-masing. Toh, kegiatannya sama dengan di kota atau kabupaten lain, ada salat gaib dan penggalangan dana juga,” terangnya. Walau begitu, lanjut Condro, pihaknya tak bisa melarang jika ada personal atau rombongan daerah lain, yang hendak melaksanakan salat Jumat di Magelang. Asalkan, jamaah bisa menerima konsekuensi, jika Masjid An-Nur nantinya tak cukup menampung seluruhnya yang hadir. “Larangan kita adalah untuk aksi di Candi Borobudur. Silakan kalau mau salat Jumat di sini (Magelang),

boleh saja, rombongan sekalipun. Tapi, kalau masjidnya penuh, ya salatnya di luar,” jelasnya. Condro juga memperingatkan, agar tak membawa spanduk maupun atributatribut berbau aksi, atau unjuk rasa pada kegiatan nanti. Ia siap menindak tegas, jika ditemukan oknum atau kelompok yang melakukan provokasi, serta melontarkan ujaran kebencian pada golongan lain. “Aturannya, rumah ibadah tak boleh untuk aksi. Tak ada orasi, kalau di masjid adanya ya khutbah. Semua bentuk pelanggaran akan kami tindak tegas,” ucapnya. Kerahkan 2.800 Personel Ia menambahkan, sedikitnya 2.800 personel Polda Jawa Tengah bakal dikerahkan untuk mengamankan aksi solidaritas Rohingya, yang berlangsung di Masjid An-Nur, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang, Jumat (8/9) besok. “Kekuatan yang kita turunkan ada 28 SSK atau 2.800 personel, yang tersebar di sekitaran Masjid AnNur dan Candi Borobudur,” ujar Condro. Ia memaparkan, ribuan personel tersebut bakal ditempatkan di sekitaran Masjid An-Nur dan Candi Borobudur, serta wilayah-wilayah perbatasan Kabupaten Magelang dan DIY. “Ring 1 jelas Candi Borobudur, kemudian Ring 2 ada di Candi Mendut dan Masjid An-Nur, kemudian penyekatan di perbatasan wilayah Kabupaten Magelang dan DIY,”

STORY HIGHLIGHT zz Meski aksi solidaritas

Rohingya, tak jadi digelar di Candi Borobudur Magelang, polisi dipastikan tetap melakukan pengamanan secara maksimal. zz Seluruh bupati, wali kota, Dandim dan Kapolres di Jawa Tengah, sudah mengakomodasi kegiatan salat Jumat, sekaligus salat gaib, doa bersama dan penggalangan dana untuk korban tragedi kemanusiaan Rohingya di masjid agung di setiap wilayah. zz Ia siap menindak tegas, jika ditemukan oknum atau kelompok yang melakukan provokasi, serta melontarkan ujaran kebencian pada golongan lain. jelasnya. Ia menyatakan, Candi Borobudur tetap dibuka untuk para wisatawan. Namun, meski beraktifitas normal, pemeriksaan ketat bakal diterapkan bagi setiap pengunjung. Sementara Divisi Publikasi Aksi Solidaritas Rohingya, Adi Pradana memperkirakan, ribuan umat muslim dari segala penjuru tanah air bakal hadir pada kegiatan tersebut. “Terakhir, Dahnil Simanjuntak, Ketua PP Pemuda Muhammadiyah, dikabarkan akan ikut bergabung. Begitu juga Ketua FPI Jawa Tengah, Syihabudin, yang sudah konfirmasi bakal hadir,” katanya. (aka)


Tribun Buffer www.tribunjogja.com

COMICOS -

Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) menyelenggarakan Conference on Media, Communication, and Sociology (COMICOS) 2017 Kamis (7/9) sampai Jumat (8/9) di Auditorium Kampus IV UAJY. IST

Mengakses Kebijakan Diharapkan Lebih Mudah SLEMAN, TRIBUN - Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) menyelenggarakan Conference on Media, Communication, and Sociology (COMICOS) 2017 Kamis (7/9) sampai Jumat (8/9) di Auditorium Kampus IV UAJY. Bertemakan Developing Knowledge Community: Quintuple Helix and Beyond, COMICOS 2017 menjadi ruang dalam pertukaran pengetahuan yang dilakukan di universitas yang nantinya dapat mewujudkan masyarakat berpengetahuan. Yanuar Nugroho PhD selaku Deputi II Staf Kepresidenan Kajian dan Pengelolaan Program, menjelaskan yang perlu dilakukan untuk mewujudkan masyakarat berpengetahuan adalah memungkinkan kondisi pertukaran intelektual, kesempatan dalam mengakses ruang kebijakan, pengelolaan pengetahuan dan repository. Serta dukungan pada kebijakan yang dapat berasal dari riset yang dilakukan akademisi di universitas.

“Bahkan menggunakan pertemuan informal, seperti minum kopi, sambil bertukar pikiran dengan pemerintah terkait, akan cukup efektif dalam memberikan ide bagi kebijakan dari hasil penelitian yang ada,” jelasnya pada seminar Conference on Media, Communication, and Sociology (COMICOS) 2017. Industri dan universitas juga berperan dalam mewujudkan masyarakat berpengetahuan juga merupakan dua komponen yang saling berhubungan. Sementara itu, Dr Ir Wawan Rusiawan MM selaku Direktur Riset dan Pengembangan Ekonomi Kreatif Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) pada sesi diskusi COMICOS 2017 berpendapat bahwa industri ekonomi kreatif sangat erat kaitannya dengan bidang akademik, penelitian, dan berbagai pusat kebudayaan yang dapat memunculkan berbagai ide. “Salah satu kebijakan yang dilakukan pemerintah-

an pada saat ini adalah melakukan kolaborasi Bekraf dengan enam perguruan tinggi dalam melihat perkembangan terkini subsektor ekonomi kreatif,” jelasnya. Sebagai institusi yang mampu mengembangkan ide-ide kreatif pun mampu mendukung sektor industri, universitas mampu melatih akademisi untuk menemukan ide-ide baru yang nantinya dapat menjadi inovasi bagi pengembangan industri yang ada. Secara mudahnya, universitas dapat memberikan tantangan bagi peserta didik untuk dapat menemukan berbagi ide inovasi di lingkungan sekitarnya, seperti yang mudah adalah lingkungan kampus. Setelah menemukan ide dan menambah inovasi, pengetahuan harus disebarluaskan. “Pengetahuan harus segaera disebar, untuk dapat meningkatkan daya saing bangsa dan mewujudkan kesejahteraan,” pungkasnya. (app)

Sabtu Bisa

Prihartanto, mengatakan, kebijakan lima hari sekolah dapat membuat tugas guru honorer menjadi berat. Pasalnya kebijakan memendekan hari belajar dan penerapan jam belajar sehari penuh tersebut akan menambah waktu kerja dari guru, sementara upah yang diterima tidak seimbang dengan jam kerja yang dilakukan. “Saya rasa akan memberatkan, karena upah yang diterima belum setara dengan tugas kerjanya,” ujar Bayu, Jumat (18/8). Selain itu, penerapan kebijakan jam belajar sehari penuh di sekolah, dan lima hari sekolah ini juga akan memberatkan bagi para siswa, karena mereka dituntut untuk menyerap materi belajar yang banyak dalam waktu yang singkat. “Mereka bisa stress karena harus belajar dalam waktu yang lama. Ditambah waktunya dimampatkan pada lima hari kerja, tentunya akan sangat memberatkan siswa. Hal tersebut akan berpengaruh kepada prestasi siswa,” ujarnya. Bayu mengatakan dengan honor yang diterima rata-rata sebanyak Rp300.000 per bulan, sebaiknya pemerintah mengkaji ulang kebijakan lima hari sekolah ini. Paling tidak menambah honor yang diberikan kepada guru tidak tetap sehingga jam belajar menjadi tidak memberatkan. “Kebijakan ini sebaiknya dikaji ulang karena akan sangat memberatkan bagi siswa dan guru. Dengan jam belajar mengajar yang biasa, saya pikir sekolah tetap akan berjalan sebagaimana biasanya,” tutur Bayu. Belum Diterapkan Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Gunungkidul, Bahron Rasyid, mengatakan, hingga kini kebijakan lima hari sekolah tersebut belum diterapkan di Gunungkidul. Dikatakannya, belum ada satu pun sekolah di Gunungkidul, baik itu SD, SMP ataupun SMA yang menerapkan lima hari sekolah atau delapan jam belajar. “Kami masih menggunakan jam belajar mengajar secara normal,” ujar Bahron, Kamis (7/9). Lanjut Bahron, pihaknya masih menunggu petunjuk lebih lanjut dari pemerintah pusat untuk penerapan

kebijakan ini. Setelah penandatangan Perpres baru ini, akan ada rapat koordinasi secara nasional untuk membahas petunjuk teknis secara detil. “Kami belum mengambil sikap. Jadi untuk sementara kami masih menggunakan waktu Kegiatan Belajar Mengajar yang lama,” ujar Bahron. Bahron memahami, jika diterapkan tentu akan mengundang konsekuensi jam belajar yang lama karena hari kerja yang dimampatkan. Namun siswa pun juga memiliki waktu atau keleluasaam selama satu hari untuk berkumpul bersama keluarga, dan atau melakukan aktivitas lain di luar kegiatan sekolah. “Kebijakan ini memiliki kelebihan dan juga kekurangan. Namun saat ini sekolah masih menganut sistem yang lama,” ujarnya. Selain itu, kebijakan itu merupakan opsional, artinya boleh diterapkan, atau boleh tidak diterapkan, menyesuaikan kondisi di daerah. Hati-hati Salah satu guru sekolah berkebutuhan khusus di Gunukidul, Maungguh Kasmawan mengatakan, kebijakan ini memang perlu disikapi dengan hati hati. Sebab seperti di sekolahnya mengajar, anak anak berkebutuhan khusus ini perlu dipikirkan kegiatan apa ketika nantinya akan menerapkan lima hari sekolah. Selama ini, enam hari sekolah, para siswa masuk pukul 07.00 WIB dan pulang pukul 13.00 WIB. Ketika nanti menerapkan lima hari sekolah, pihak sekolah pernah memiliki wacana menambah kegiatan semacam ekstrakurikuler seperti pengembangan musik dan budaya untuk para siswa. “Sebenarnya guru yang sekaligus juga sebagai orangtua akan repot juga ketika antarsekolah beda beda lama masuknya. Contohnya, ketika sekolah saya menerapkan enam hari sekolah dan sekolah anak saya menerapkan lima hari sekolah maka bisa jadi anak ikut diajak ke sekolah karena istri juga bekerja. Ini satu masalah lain yang bisa jadi dialami juga oleh guru seperti saya,” terang Maungguh. (yud/ rfk)

zz Sambungan Hal 1

SMAN 3 Yogyakarta cenderung siap menerapkan lima hari sekolah dengan mempertimbangkan semangat pembangunan karakter oleh keluarga ketika para siswa memiliki dua hari waktu libur. Agus menjelaskan, ketika lima hari sekolah, bukan lantas beban siswa bertambah lantaran pulang hingga sore hari. Saat ini ketika enam hari sekolah diterapkan pun, para siswa rata rata pulang sore lantaran selepas jam belajar banyak yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler. Rencananya ketika nanti menerapkan lima hari sekolah, para siswa akan masuk mulai pukul 07.15 WIB dan pulang pukul 16.00 WIB. Selanjutnya siswa akan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler sesuai minat dan bakat masing masing. “Untuk saat ini, enam hari sekolah siswa masuk pukul 07.15 dan pulang pukul 14.00 WIB. Selepas itu juga pada ikut kegiatan ekstrakurikuler hingga sore hari,” terang Agus. Kumpul Keluarga Menanggapi 5 hari sekolah, Zakia Aura Fajriana, siswi kelas 12 SMAN 3 Yogyakarta ini memilih lima hari sekolah. Ia beralasan, ketika memiliki dua hari libur bisa mengisinya dengan belajar di rumah dan berkumpul bersama keluarga. Soal bertambahnya jam pelajaran saat penerapan lima hari sekolah, ia mengaku tidak keberatan lantaran sudah terbiasa pulang sore karena mengikuti berbagai kegiatan usai jam pelajaran resmi. “Kalau aku suka lima hari. Paling persiapannya bawa bekal lebih aja. Selain itu ya biasa aja. Yang jelas libur dua hari bisa untuk keluarga dan kegiatan lainnya,” kata Zakia. Guru Honorer Keberatan Kebijakan pemerintah untuk menerapkan lima hari sekolah belum dapat diterapkan di Kabupaten Gunungkidul. Kebijakan ini dinilai oleh guru, khususnya guru honorer sangat merugikan karena menyita banyak waktu dan tenaga, untuk guru maupun siswa. Salah seorang guru honorer di SD Negeri 4 Wonosari, Gunungkidul, Bayu

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

tribunjogjaofficial

11

Timnas U-19 Gilas Filipina 9-0 Feby Eka Putra Cetak Hat-trick YANGGON, TRIBUN - Pesta gol. Tim nasional U-19 Indonesia tampil luar biasa dengan meraih kemenangan 9-0 atas Filipina pada pertandingan kedua Grup B Piala AFF U-18 di Stadion Thuwunna, Kamis (7/9/2017). Pelatih tim nasional U-19, Indra Sjafri, menurunkan tiga pemain baru pada laga yang berhasil mengilas Filipina ini. Ketiga pemain tersebut adalah Samuel Christianson, Asnawi Mangkualam, dan Syaharin Abimanyu. Garuda Nusantara sempat menerima ancaman terlebih dulu lewat tendangan dari jarak jauh Mariano Suba pada menit keempat. Beruntung, kiper Muhamad Riyandi berhasil melakukan penyelamatan cemerlang dengan menepis bola Suba. Ancaman tersebut dibalas timnas U-19 lewat gol Feby Eka Putra pada menit ke-9. Dari luar kotak penalti, Feby melepaskan tembakan keras yang tak mampu dibendung kiper Quincy Kammeraad. Setelah itu, Indonesia tak terbendung. Pada menit ke-22, giliran Egy Maulana yang menca-

Silakan Lanjutkan zz Sambungan Hal 1

Kajian bisa dilakukan sampai saat ini belum siap untuk lima hari sekolah, "Siapnya enam hari ya enam hari. Kemudian sekolah dibawah Kanisius belum lima hari karena itu perintah yayasan,” lanjutnya. Untuk SMP baik itu negeri dan swasta sudah melaksanakan lima hari sekolah kecuali SMP Kanisius yang ada di bawah Yayasan Kanisius dan SMP Gotong Royong. Beberapa sekolah justru sudah menerapkan lima hari sekolah sebelum ada Permendikbud. “SMP Kalam Kudus, SD Kalam Kudus, TK Kalam Kudus sejak 2015 sebelum terbitnya Permen sudah lima hari sekolah. Kemudian SD IT Lukman Hakim sejak 2013 atau 2014 sudah lima hari sekolah,” katanya. Memindahkan Jadwal Penerapan lima hari sekolah di Kota Yogyakarta sangat efektif karena prinsipnya hanya memindahkan jadwal pelajaran di hari Sabtu ke hari lain seperti Senin, Selasa, Rabu atau Selasa, Rabu, Kamis. Bertambahnya jam pelajaran pun hanya dua jam pelajaran 2x40 menit atau 2x35 menit. “Senin, Selasa, Rabu yang biasa pulang untuk SD pulang jam 10.30 WIB, kelas 1,

Perpres Jalan zz Sambungan Hal 1

Jadi bila lebih lama di sekolah, sekolah punya peluang untuk memberikan pendidikan karakter. Saat kementrian mengumumkan ada lima hari sekolah, Yogya bersemangat menyambut. Walaupun guru bisa dipenuhi kewajiban-

Bintang Kelas zz Sambungan Hal 1

Ia pun tak bisa menggerakkan bola matanya meski kadang kelopak matanya mengerjap-erjap berkedip. “Sebelumnya bahkan nggak bisa berkedip dan semua badannya kaku. Sepulang dari perawatan 32 hari di Sardjito (RSUP dr Sardjito Yogyakarta), sudah agak mendingan, badannya bisa lemas dan bisa mengedipkan mata,” kata sang Ibu, Riyaningsih, Kamis (7/9/2017). Ular Weling Kisah pilu itu diceritakan Riyaningsih bermula pada 5 Januari 2017 dini hari. Ketika itu Ananda yang tengah tidur dikeloni ibunya di kamar mendadak terbangun dan mengaduh kesakitan. Seekor ular weling entah

tatkan namanya di papan skor. Pemain asal Medan tersebut mencetak gol dengan memenfaatkan bola liar di dalam kotak penalti. Tembakan kaki kiri Egy membuat bola bersarang ke tengah gawang Filipina. Lima menit kemudian, Indonesia unggul 3-0. Gol ketiga pasukan Indra Sjafri diciptakan Muhammad Iqbal memanfaatkan umpan silang Feby Eka Putra. Timnas U-19 kemudian mendapatkan penalti pada menit ke-30. Sayang, Asnawi yang maju sebagai algojo gagal setelah bola berhasil ditepis. Berselang enam kemudian, Indonesia untuk kali kedua mendapatkan penalti. Kali ini, Egy yang maju sebagai eksekutor sukses menyarangkan bola. Iqbal untuk kali kedua mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-40. Pemain bernomor punggung 6 tersebut menjebol gawang lawan melalui eksekusi tendangan bebas. Gol tersebut menjadi torehan terakhir dan Indonesia unggul 5-0. Turunkan Tempo Selepas jeda, timnas U-19 ber-

usaha menurunkan tempo serangan. Egy Maulana bermain lebih sabar dengan umpan satudua. Meski begitu, pasukan Indra Sjafri masih terlihat tajam. Pada menit ke-67, Feby Eka mencetak gol kedua yang membuat timnas unggul 6-0. Feby Eka mendapatkan bola “gratis” memanfaatkan kesalahan Filipina. Dia kemudian masuk ke dalam kotak penalti dan berhadapan dengan kiper lawan. Dengan tenang, dia melepaskan sepakan mendatar dan gol. Feby akhirnya membukukan hat-trick pada menit ke-87. Feby mencetak gol dengan memanfaatkan Muhammad Rafli. Rafli kemudian mencetak gol lewat titik putih pada masa injury time. Indonesia mendapatkan penalti setelah Kammeraad melakukan pelanggaran dan imbasnya dia harus mendapatkan kartu merah. Hanya berselang semenit, Rafli kembali menjadi aktor di balik gol Resky Fandi. Gol tersebut menjadi torehan pamungkas dan Indonesia menang 9-0. (tribunnews/kompas.com)

2, 3 mereka pulang 11.30, sehingga tidak full day. Kemudian SMP yang biasa pulang pukul 12.40 WIB ditambah 2x 40 sehingga pulangnya jam 14.00. Sampai itu saja nggak sampai full day,” jelasnya. Anak sekolah masih memiliki kesempatan untuk mengikuti ekstrakurikuler, mengikuti madrasah, mengikuti bimbingan belajar dan juga bermain bersama teman-temannya. Selain juga bertemu keluarga termasuk di hari Sabtu karena menjadi hari libur. Diserahkan ke Sekolah Menanggapi masalah ini, Kepala Dinas Pendidikan dan Olahraga (Dikpora) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Kadarmanta Baskara Aji mengatakan, penyelenggaraan lima atau enam hari sekolah diserahkan kepada masing masing sekolah. “Perpres ini sebenarnya isinya hampir sama dengan Permendikbud, yang isinya penguatan pendidikan karakter, dilaksanakan dengan lima hari boleh enam hari boleh di sekolah masing masing,” katanya. Lebih lanjut menurutnya Perpres tersebut akan dilaksanakan di DIY. Terkait dengan sekolah yang sudah menerapkan lima hari sekolah, menurut Aji jika sekolah merasa pelaksanaan menjadi lebih baik maka bisa diteruskan.

“Iya, ya kalau sudah melaksanakan dan pada saat melaksanakan lebih baik, bisa lebih efisien, perkembangan karakternya juga bisa lebih baik silahkan diteruskan. Tapi kalau yang sudah dicoba dan ternyata pelaksanaan kegiatan tidak efisien ya kembali ke enam hari gak masalah,” katanya. Lebih Baik Penerapan lima hari sekolah diketahui sudah diterapkan di Kota Yogyakarta, dan Kulonprogo. Di Bantul baru uji coba di tiga sekolah. Menurut Aji dari laporan sementara ada sekolah yang dengan lima hari sekolah merasa menjadi lebih baik, namun ada yang kesulitan. Evaluasi terhadap lima hari sekolah sendiri belum dilakukan. “Evaluasi secara keseluruhan belum kita lakukan, itu nanti yang akan memutuskan ini jalan apa tidak tapi intinya kita serahkan ke masing masing sekolah, kita bantu untuk pemetaan apakah bisa jalan terus atau harus kembali ke enam hari, nanti di akhir semester akan diadakan,” katanya. Dalam Perpres disebutkan penguatan pendidikan karakter (PPK) adalah gerakan pendidikan di bawah tanggung jawab satuan pendidikan untuk memperkuat karakter peserta didik melalui harmonisasi olah hati,

olah rasa, olah pikir, dan olah raga dengan pelibatan dan kerja sama antara satuan pendidikan, keluarga dan masyarakat sebagai Gerakan Nasional Revolusi Mental (GNRM). Penyelenggaraan PPK pada Satuan Pendidikan Jalur Formal sebagaimana dimaksud dilakukan secara terintegrasi dalam kegiatan seperti intrakurikuler, kokurikuler dan ekstrakulikuler dan dilaksanakan di dalam dan atau di luar lingkungan Satuan Pendidikan Formal. Perpres juga menyebutkan bahwa penyelenggaraan PPK pada jalur pendidikan formal sebagaimana dimaksud dilaksanakan selama enam hari atau lima hari sekolah dalam satu minggu. Ketentuan hari sekolah dimaksud diserahkan pada masing masing satuan pendidikan bersama-sama dengan komite sekolah/madrasah dan dilaporkan ke pemerintah daerah. Dalam menetapkan lima hari sekolah sebagaimana dimaksud, menurut Perpres, satuan pendidikan dan komite sekolah/madrasah mempertimbangkan kecukupan pendidik dan tenaga kependidikan, ketersediaan sarana dan prasarana, kearifan lokal dan pendapat tokoh masyarakat dan atau tokoh agama di luar komite sekolah/madrasah. (dnh)

nya, tapi muridnya belum tentu terpenuhi pendidikan karakternya. Tidak semua guru siap untuk terlibat dalam pendidikan karakter kecuali kalau konsep bahwa ilmu adalah alat pendidikan. Kalau menerapkan ilmu sebagai alat pendidikan, maka dia bisa mendidik karakter anak dengan ilmu tapi membutuhkan

pencermatan yang luar biasa. Misalnya dari guru Biologi, bisa mengajarkan anak untuk cinta alam dan lingkungan dengan ilmu. Tapi tidak semua guru bisa menerapkan cara seperti itu. Sebetulnya inti pendidikan tidak hanya di sekolah saja. Bila bicara mengenai pendidikan karakter, hal itu utamanya berada

di keluarga, tapi tetap diharmonisasikan dengan sekolah dan masyarakat. Kalau hanya sekolah, seolah-olah sekolah yang bertanggungjawab pada apapun yang akan dilahirkan oleh anak. Jadi pendidikan karakter ada di keluarga, tanpa mengabaikan kerjasama dengan sekolah dan masyarakat. (nto)

bagaimana caranya telah masuk ke dalam kamar dan mematuk jari kaki kirinya. Bocah itupun langsung dilarikan ke Unit Gawat Darurat RSUD Wates untuk mendapatkan penanganan medis. Dari pemeriksaan saat itu, Ananda diindikasi tergigit ular namun tidak ada bisa yang masuk ke tubuhnya lantaran bekas luka tidak bengkak dan membiru. Hasil pemeriksaan laboratorium juga menunjukkan tingkat kenaikan racun bisa sangat rendah atau tidak sama sekali. Maka itu, petugas medis saat itu tidak memberinya obat anti bisa ular (ABU). Namun, sekitar 45 menit kemudian keadaaan berubah. Kondisi Ananda kian memburuk. Perutnya terasa sakit dan mual, mulut mulai berliur serta susah menelan. Bahkan, Ananda

sempat mengalami fase gagal nafas dan denyut jantungnya berhenti beberapa detik menandakan kondisinya sangat kritis meski akhirnya tim medis bisa menyelamatkannya. Karena pertimbangan kondisi yang parah, bocah malang itu pun langsung dirujuk ke RSUP dr Sardjito Yogyakarta untuk penanganan lebih lanjut. Lebih dari sebulan Ananda menjalani perawatan intensif di rumah sakit besar tersebut dengan fasilitas Kartu Indonesia Sehat (KIS). Dokter mengatakan bocah tersebut mengalami kerusakan otak besar dengan tingkat kesembuhan rendah. Namun, kondisinya hingga keluar tak juga pulih sepenuhnya dan pemulihan dimungkinkan butuh waktu lima tahun. Dokter menginzinkannya rawat jalan karena kondisinya dianggap sudah

layak untuk dibawa pulang ke rumah. Hanya saja, karena kondisinya itu, Ananda tak bisa bersekolah dan bermain bersama temantemannya di Kelas 1 SDN Salamrejo. Padahal, Ananda dikenal sebagai anak yang periang dan berjiwa sosial tinggi. Ia bahkan adalah bintang kelas karena menduduki peringkat rangking 1 di kelasnya pada semester pertama lalu yang bisa dilaluinya. “Sekarang sering saya ajak bicara karena telinganya masih normal bisa mendengar. Harapan saya memori otaknya yang sempat hilang bisa terisi kembali. Baju seragam sekolahnya sengaja saya gantung di dinding dekatnya supaya ada semangatnya untuk segera sembuh,” kata Riyaningsih. (ing)


12

JUMAT LEGI 8 SEPTEMBER 2017 17 ZULHIJAH 1438 NO 2322/TAHUN 6

www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Hakim Diduga Terima Suap KPK OTT Penegak Hukum PN Bengkulu JAKARTA, TRIBUN - Dua hakim dan seorang panitera Pengadilan Negeri (PN) Bengkulu terjaring operasi tangkap tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Rabu petang (6/9). Selain di Bengkulu, KPK juga menggelar OTT di Bogor, Jawa Barat. Hasilnya, KPK mengamankan tujuh orang. “Operasi tangkap tangan kita lakukan mulai dari kemarin (Rabu) malam, di Bengkulu dan di Bogor, jadi ada sejumlah pihak yang kita amankan. Ada sekitar tujuh orang informasinya sejauh ini yang kita dapatkan,” kata Juru Bicara KPK, Febri Diansyah di Gedung KPK, Kuningan, Jakarta, Kamis (7/9). Menurut Febri, status tujuh orang yang diamankan ini akan ditentukan dalam waktu 24 jam setelah diamankan. Pihak yang diamankan bisa berstatus saksi ataupun berstatus tersangka. “Setelah OTT ini dilakukan, baru kita akan tentukan status hukum dari mereka. Tentu tidak semuanya menjadi tersang-

STORY HIGHLIGHT zz KPK melakukan OTT di

dua tempat pada Rabu tempo hari di Bengkulu dan Bogor zz Total ada tujuh orang yang diamankan pada OTT kali ini zz Penangkapan ini diduga terkait adanya suap atau pemberian hadiah pada kasus yang ditangani zz Pihak yang diamankan bisa berstatus saksi ataupun berstatus tersangka setelah 24 jam seusai diamankan

ka, akan menjadi tersangka jika bukti permulaannya cukup dan ada yang menjadi saksi,” ujar Febri. Dia menyatakan, OTT yang dilakukan ini diduga terkait pemberian hadiah atau janji terhadap penegak hukum. Dia membenarkan ada hakim yang diamankan dalam OTT ini. “Jadi oknum penegak hukum setempat, terkait den-

Bukan Lagi Oknum KEMARIN publik kembali terhentak dengan suguhan berita Operasi Tangkap Tangan (OTT) hakim dan panitera. Padahal baru sekitar sebulan kemarin panitera pengganti di PN Jaksel juga kena OTT KPK. Bahkan di tahun 2016 berdasarkan catatan KY terdapat 28 orang aparat pengadilan (hakim, panitera dan pegawai lainnya) yang juga terkena OTT KPK. Berbagai fakta di atas, menurut Juru Bicara Komisi Yudisial (KY), Farid Wajdi, menunjukkan bahwa ini bukan lagi “oknum”, tapi ada sistem pembinaan yang tidak berjalan di MA. Disebut bukan oknum ka-

rena kejadian ini terus berulang dan rentang waktu yg tidak terlalu jauh. Dan membuktikan bahwa sistem pengawasan MA terhadap sekitar 7.600 hakim dan 22.000 aparatur pengadilan serta 840 pengadilan tidak berjalan dengan baik. “Karena itu diharapkan benar pimpinan MA dapat memimpin upaya bersih-bersih dan pembenahan internal. MA harus mampu meyakinkan dirinya dan publik bahwa perbuatan merendahkan profesi dan lembaga peradilan adalah perbuatan tercela dan juga biang pengkhianatan yang mesti dicari jalan ke luarnya,” ujar Farid. (tribun/ikang)

gan penanganan perkara di pengadilan tindak pidana korupsi (tipikor) di Bengkulu,” ujar Febri. Barang bukti uang, diamankan KPK pada kasus ini. Febri belum menyebut secara rinci nilai uang yang diamankan, termasuk rincian lain dari kegiatan OTT tersebut. “Secara rinci kami sampaikan nanti di konpers (konferensi pers), tapi benar ada hakim yang kita amankan. Karena itulah juga kita sampaikan bahwa kita melakukan koordinasi dengan MA (Mahkamah Agung),” ujar Febri. Humas Pengadilan Negeri Bengkulu, Jonner Manik, membenarkan dua hakim dan seorang panitera telah ditangkap KPK. “Bahwa benar tadi malam ada Operasi Tangkap Tangan dari KPK di Bengkulu, yang dipanggil dan dibawa ke Polda oleh KPK adalah pegawai dari pengadilan, panitera pengganti, lalu ada hakim,” kata Jonner Manik. Jonner menyebutkan, yang dimintai keterangan dan dibawa KPK yakni panitera pengganti inisial HK, hakim karier jenis kelamin perempuan S, dan hakim adhoc Tipikor jenis kelamin perempuan inisial HA. “Itulah nama-nama hakim dan panitera yang dimintai keterangan oleh KPK dan saat ini dibawa ke Mapolda Bengkulu,” kata dia. Jonner menambahkan, pihak pengadilan negeri tidak mengetahui para panitera dan hakim tersebut dimintai keterangan oleh KPK terkait dalam perkara apa. “Harap bersabar kami mash tunggu dari KPK,” ucapnya. Menurut dia, KPK juga telah melakukan penyegelan terhadap ruang kerja panitera HK, dan kedua hakim tersebut. “KPK sudah menyegel ruang kerja ibu S, HK, dan HA,” ucapnya. (tribunnews/thf/kps)

- Hakim Pengadilan Tipikor Bengkulu, S (tengah) digiring petugas ke gedung KPK, Jakarta, Kamis (7/9). KPK mengamankan S seusai terjaring operasi tangkap tangan (OTT) di Bengkulu.

Penghasut Pembakaran SD Dibawa ke Jakarta Terbukti, ia mampu JAKARTA, TRIBUN menghasut delapan ter- Kepala Divisi Humas sangka lainnya untuk terPolri, Irjen Setyo Wasislibat dalam pembakaran to mengatakan, kasus tujuh sekolah dasar (SD). pembakaran sekolah di Namun, ia memastikan Palangkaraya sementara tindak pidana tersebut ini di-back up oleh Baretak berkaitan dengan parskrim Polri. Anggota tai politik Yansen, yakni DPRD Kalimantan TenPartai Gerindra. “Tidak gah, Yansen Binti, dibawa dikaitkan dengan parpol, ke Jakarta untuk menghdia sebagai pribadi melaindari konflik kepentinKOMPAS.COM/PRAMDIA ARHANDO kukan itu,” kata Setyo. gan di sana. IRJEN POL SETYO Sebelumnya, Kepa“Kalau ditangani di WASISTO la Bagian Penerangan sana ada conflict of inteUmum Divisi Humas Polri rest. Karena dia seorang anggota DPRD, tokoh masyarakat,” mengatakan, Yansen dibawa ke Baresujar Setyo. Setyo mengakui bahwa krim Polri untuk memudahkan pemeYansen sosok yang cukup berpengaruh riksaan. Selain itu, dikhawatirkan terjadi konflik di Palangkaraya.

Segera Kirim Pasukan Perdamaian ke Myanmar JAKARTA, TRIBUN - Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Hanafi Rais, menyarankan pemerintah agar meminta Persatuan Bangsa Bangsa (PBB) menerjunkan pasukan perdamaian ke Myanmar. Langkah ini guna menghentikan krisis kemanusiaan terhadap etnis Rohingya, di Rakhine State, Myanmar. “Karena menyangkut kemanusiaan, maka usulan untuk menghadirkan pasukan perdamaian itu harus tetap diusulkan,” kata Hanafi di Sekretariat Ikatan Alumni Universitas Indonesia, Salemba, Jakarta, Kamis (7/9). Langkah ini juga, lanjut Hanafi, sebagai alternatif jika diplomasi dan negosiasi yang sudah dilakukan tidak memberi dampak positif. Menurut Hanafi, pemerintah juga harus optimistis jika usulan tersebut dapat disetujui di PBB. Berkaca pada peristiwa di Yugoslavia, Bosnia, dan Rwanda, pada awalnya banyak negara anggota PBB

seperti tak melihat kejahatan kemanusiaan di sana. Namun, setelah melihat tragedi kemanusiaan yang dahsyat telah terjadi di sana, negara-negara anggota PBB kemudian memberi dukungan. “Saya kira nanti dengan berjalannya waktu, meski Pemerintah Myanmar tidak mengindahkan segala yang kita sampaikan, maka tentu kehadiran pasukan perdamaian juga menjadi sebuah opsi yang layak diperbincangkan di PBB,” kata politikus Partai Amanat Nasional (PAN) tersebut. Sebelumnya, Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi menyerahkan usulan Formula 4+1 untuk Rakhine State kepada konsulat negara Myanmar dalam misi diplomasi di Nay Pyi Taw, Myanmar, Senin (4/9). Adapun Formula 4+1 yang diusulkan untuk Rakhine State tediri dari empat elemen, yaitu mengembalikan stabilitas dan keamanan, menahan

ANTARA FOTO/HAFIDZ MUBARAK A

DIAMANKAN

diri secara maksimal dan tidak menggunakan kekerasan, perlindungan kepada semua orang yang berada di Rakhine State tanpa memandang suku dan agama, dan pentingnya segera dibuka akses untuk bantuan keamanan. “Empat elemen pertama merupakan elemen utama yang harus segera dilakukan agar krisis kemanusian dan keamanan tidak semakin memburuk,” ucap Retno. Sedangkan satu elemen lainnya adalah pentingnya agar rekomendasi Laporan Komisi Penasehat untuk Rakhine State yang dipimpin oleh Kofi Annan dapat segera diimplementasikan. Mengenai implementasi rekomendasi laporan Kofi Annan tersebut, pemerintah Myanmar membentuk komite implementasi dan badan penasehat untuk mengawasi implementasi rekomendasi. (Kpc/Fachri Fachrudin)

di wilayah karena banyak pengikut Yansen yang menentang penangkapan itu. “Jangan sampai ada yang menyebarkan, dia tidak salah, itu melebar ke mana-mana. Apalagi bicara medsos itu hoax-nya nanti ke mana-mana,” kata Rikwanto. Dalam kasus ini, polisi menetapkan sembilan tersangka, termasuk Yansen. Polisi menyebut Yansen sebagai auktor intelektual yang menggerakkan delapan tersangka lainnya untuk membakar sejumlah sekolah. Motifnya, ia ingin mendapatkan perhatian dari Gubernur Kalimantan Tengah, Sugiarto Sabran, berupa proyek. Para tersangka dijerat Pasal 187 jo Pasal 55 KUHP karena melakukan pembakaran secara bersama-sama. (Kpc/Ambaranie Nadia)

Lukisan Curian Dijual ke Pemiliknya Sendiri SEORANG pria di Alice Springs menghadapi tuduhan yang jika terbukti, dapat menjadikannya masuk dalam barisan penjahat paling bodoh di Northern Territory (NT), Australia. Pria itu diduga telah melakukan pencurian di sebuah galeri seni. Kemudian mencoba menjual karya seni tersebut kepada pemilik lukisan itu sendiri. Polisi menyebutkan, pria berusia 58 tahun itu memiliki catatan pelanggaran hukum mulai dari mencuri dan me-

lakukan perusakan properti, setelah kejadian sekitar pada pukul 01.30, Selasa (5/9). “Diduga pelaku memasuki sebuah galeri seni dan mencuri beberapa lukisan yang dalam keadaan tergulung,” kata Sersan Detektif Peter Malley. “Ironisnya pelaku dugaan pencurian ini kemudian berusaha menjual lukisan tersebut ke pemilik galeri. Dia ditangkap beberapa saat kemudian,” kata Malley lagi. Seseorang yang bekerja di Galeri Seni Yubu Napa

membenarkan dugaan insiden tersebut terjadi di galeri mereka. Di masa lalu, kawasan territory utara pernah memiliki sejumlah penjahat bodoh. Termasuk seorang pria yang memicu petasan yang dimasukkan ke dalam bokongnya sendiri. Ada pula penjahat bodoh lainnya yang saat sedang mabuk menendang seorang politisi, atau pun bertaruh pada saat konferensi media sedang berlangsung. (Kpc/ Australia Plus)


Malioboro Blitz www.tribunjogja.com

Perkiraan

Cuaca

Sumber: BMKG DIY

Kota Yogya Berawan 23oC 32oC

Sleman Berawan 23oC 31oC

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

bantul Berawan 23oC 32oC

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

tribunjogjaofficial

gunungkidul Berawan 22oC 32oC

13

kulonprogo Berawan 23oC 32oC

Keberagaman Pangan di DIY Belum Ideal YOGYA, TRIBUN - Keberagaman atau kualitas pangan di DIY masih harus ditingkatkan. Hal ini berdasar atas capaian skor pola pangan harapan (PPH) yang masih belum mencapai skor ideal. Hal ini disampaikan oleh Kepala Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan DIY, Arofa Noor Indirani dalam laporan pembukaan Hari Pangan Sedunia, Kamis (7/9). Capaian skor PPH di DIY pada saat ini berdasarkan data Susenas 2016 sebesar 88,5, sedangkan skor PPH ideal adalah 100. Berkaitan dengan tema HPS tahun ini yakni Bersama Kita Wujudkan Jogja Mandiri Pangan, Arofa mengatakan peningkatan produksi pangan adalah salah satu upaya agar terjadi keseimbangan, antara kebutuhan dan ketersediaan pangan. Khusus untuk pan gan sumber karbohidrat, diharapkan tidak hanya

terfokus pada satu jenis pangan saja seperti beras atau padi. Tetapi juga perlu dikembangkan pangan lokal, seperti aneka umbi yang juga mempunyai manfaat pangan fungsional. Terkait dengan belum idealnya skor PPH, Arofa mengatakan hal tersebut berkaitan dengan kesadaran masyarakat yang harus ditingkatkan terkait keberagaman pangan dan ini tidak mudah. PPH sendiri dijelaskan olehnya terdiri dari sembilan pokok makanan, sembilan itu harus beragam, seimbang dan aman, serta memiliki standar tersendiri. Untuk DIY, ada beberapa yang kurang. “Yang kurang kelompok umbi-umbian, sayuran, buah dan protein, ini yang perlu didorong. Didorong konsumsi masyarakat harus ke arah itu, ke arah umbi-umbian, ke arah protein,” katanya kepada wartawan. zz ke halaman 14

TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI

PAMERAN BAHAN PANGAN - Pengunjung melihat bahan pangan dan tanaman pangan yang dipajang dalam pameran dan bazar pangan di halaman kantor

Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan DI Yogyakarta, Kamis (7/6). Kegiatan yang diikuti perwakilan dari kabupaten dan kota se-DIY tersebut menampilkan beragam potensi pangan dan tanaman pangan yang diadakan memperingati Hari Pangan Sedunia. Pameran akan berlangsung hingga 9 September 2017.

Usulan 1.200 CPNS Belum Disetujui

Pemda DIY Belum Bisa Tambah CPNS TRIBUNJOGJA/ KURNIATUL HIDAYAH

STOP MEROKOK - Pemateri pelatihan berhenti merokok, dr Siti Hanna Armarandra saat

memberikan penjelasan di hadapan para kader.

Paru-Paru Perokok seperti Daging Asap YOGYA, TRIBUN - Pemateri pelatihan berhenti merokok, dr Siti Hanna Armarandra menjelaskan bahwa ada banyak bahaya merokok, baik bagi perokok aktif maupun perokok pasif. Dalam pelatihan yang diadakan Rumah Sakit Akademik (RSA) UGM, Kamis (7/9), Hanna mengibaratkan paru-paru yang terpapar asap setiap hari kondisinya sama seperti daging asap. “Daging itu lama-kelamaan akan mateng kalau diasapi. Sama dengan paruparu seseorang yang setiap hari merokok,” jelasnya di hadapan 33 kader kesehatan dari Dusun Kronggahan 1 dan 2. Ia menambahkan, dampak negatif yang ditimbulkan rokok adalah membuat tulang keropos atau osteoporosis, menyebabkan penyakit mulut, menimbulamn

gangguan penglihatan misalkan katarak, serta mengganggu penyembuhan luka. “Karena pembuluh darah jadi kecil, maka hanya sedikit darah yang bisa lewat,” bebernya. Ia mengatakan, risiko yang dialami perokok aktif dan perokok pasif sama. Pasalnya, udara yang diembuskan oleh perokok dan asap dari pembakaran rokok terdiri hampir 4.000 bahan kimia yang berbeda dan lebih dari 150 toksin termasuk karbon monoksida. Berbagi Pengalaman Ketua Pelatihan Edukasi Berhenti Merokok, dr Hangga Harinawantara menuturkan, dirinya dulu adalah seorang perokok. Dia mulai merokok saat kuliah zz ke halaman 14

Noni Berharap Suami Stop Merokok SEORANG kader dari Dusun Kronggahan 1, Noni Muryani menjelaskan pelatihan tersebut sangat bermanfaat untuk menambah wawasan terkait bahaya merokok. Pengetahuan yang ia dapat tersebut akan digunakan untuk memberikan pengertian kepada orang-orang di lingkungan sekitarnya agar berupaya mengurangi in-

tensitas merokok hingga berhenti sama sekali. “Suami saya perokok. Hanya bukan perokok berat, satu kali sehari. Itu pun hanya kalau pengin. Ya harapannya nanti bisa benar-benar berhenti,” bebernya di sela-sela mengikuti pezz ke halaman 14

Ada beberapa kekosongan, cukup banyak. Meski saat ini belum terasa, namun dikhawatirkan jika tidak ada penerimaan maka di tahun 2020 akan sangat terasa kekurangan pegawai

YOGYA, TRIBUN - Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun ini kembali dibuka. Namun, penerimaan CPNS tersebut hanya untuk kebutuhan beberapa Kementerian dan Lembaga Negara, serta formasi untuk Pemerintah Daerah (Pemda) Kalimantan Utara. Jumlah yang dibutuhkan pun sekitar 17 ribu lebih. Menurut Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) D I Y, A g u s S u p r i y a n t o , sebenarnya Pemda Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) juga mengajukan formasi ke pemerintah pusat, namun belum ada persetujuan dari pusat. Agus mengatakan, pihaknya sudah mengajukan ke Badan Kepegawaian Negara (BKN) dengan jumlah ke-

SLEMAN, TRIBUN - Seorang debt collector (DC) Rudi Hartoko alias Eko (43) dibekuk jajaran Polsek Ngaglik, Sleman, karena ancam warga dengan menggunakan pistol jenis revolver. Walaupun pistol yang ia gunakan mainan, tapi Eko juga membawa peluru asli. Kapolsek Ngaglik Kompol Danang Kuntadi, mengatakan, kejadian tersebut berlangsung Sabtu (2/9) lalu di simpang empat Kayunan, Ngaglik. Pelaku berselisih dengan Rudini (24) yang juga warga Turi.

Sultan Usulkan Nama Pemesatu Nusantara Sejak dua pekan lalu, jalan arteri atau Ringroad Yogyakarta memiliki nama baru. Penamaan ini disahkan Gubernur DIY pada 24 Agustus 2017 lalu. Beberapa nama cukup unik, karena memuat nama kerajaan dari daerah lain, seperti dari Jawa Barat dan Jawa Timur.

R JALAN NUSANTARA

DOK. TRIBUN JOGJA

- Aktivitas di ruas jalan di Ringroad Utara Yogyakarta. Sejak akhir bulan lalu, Gubernur telah mengesahkan penaman semua ruas jalan arteri yang sebelumnya hanya dikenal dengan nama Ringroad.

butuhan 1.200 CPNS. Jumlah itu menurutnya untuk menutupi kompetensi, seperti untuk guru, paramedis, dan lainnya. “Kita sudah mengajukan sejak bulan Januari. Namun hingga saat ini, belum dapat jawaban dari pusat mengenai usulan penerimaan

zz ke halaman 14

DC Pakai Pistol-pistolan untuk Menakuti

Jalan Ringroad Kini Miliki Nama Baru

UAS jalan dari simpang empat Pelem Gurih hingga simpang empat Jombor sepanjang 8,58 km, misalnya, diberi nama Jalan Siliwangi. Sementara ruas jalan dari simpang empat Jombor hingga simpang tiga Maguwoharjo sepanjang 10 km diberi nama Jalan Padjajaran. Kedua nama ini sangat identik dengan raja dan kerajaan dari Tanah

Gatot Saptadi

pegawai tersebut,” kata Agus Supriyanto ketika dihubungi Rabu (6/9). Sementara ini, untuk menutupi kebutuhan per sonel, Pemda DIY mengisinya dengan pegawai lain yang sesuai kompetensinya. “Jika tidak sesuai kompetensi, maka yang bersangkutan akan disekolahkan. Sebelum ada persetujuan dari pusat, ya tidak ada penerimaan pegawai,” ujar Agus. Mampu Biayai Sementara itu, Sekretaris Daerah (Sekda) DIY Gatot Saptadi mengatakan, saat ini Pemda DIY mengalami kekurangan sumber daya manusia (SDM). Namun pengusulan kebutuhan PNS untuk Pemda DIY belum

Pasundan atau Jawa Barat. Selain kedua ruas jalan tersebut, nama baru juga disematkan pada ruas jalan antara simpang tiga Janti hingga simpang empat jalan Wonosari sepanjang 3,20 . Kini, ruas jalan ini diberi nama Jalan Majapahit. Sementara ruas jalan dari simpang empat jalan Wonosari hingga simpang empat zz ke halaman 14

Perselisihan ini bermula saat Rudini meminta tolong kepada Hartoko untuk menagihkan uang sebanyak Rp85 juta. Namun, Hartoko hanya menyetor sebanyak Rp40 juta. Karena masih ada kekurangan setoran itu, Rudini mencari Hartoko. Saat melintas di simpang empat Kayunan, Rudini melihat Hartoko di sana. Rudini pun menagih sisa utang, namun tidak diberi oleh Hartoko. “Hingga terjadilah cekcok keduanya. Kemudian pelaku Hartoko mengambil pistol yang ia selipkan di celana sam-

bil mengeluarkan amunisi dari dalam saku. Melihat itu, pelapor berusaha merebut dan berteriak minta tolong,” jelas Kapolsek, Kamis (7/9). Beruntung, di saat bersamaan seorang anggota Satlantas Polres Sleman melintas. Melihat keributan itu, ia langsung mengamankan pelaku beserta barang bukti pisto-pistolan. Hartoko digelandang ke Polsek Ngaglik untuk dilakukan pemeriksaan. zz ke halaman 14


14

Malioboro Buffer

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

Citizen Journalism

Kholif Diniawati MPd BI Guru MAN 3 Bantul

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reporter melalui Citizen Journa­lism Harian Pagi Tribun Jogja. Sertakan foto kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribunjogja@ gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com.

Lutfi Ajak Siswa Berani Bermimpi MIMPI merupakan awal proses kesuksesan seseorang. Dimulai berani bermimpi dan bercita-cita, akan menumbuhkan upaya, usaha dan semangat dalam meraih dan mewujudkannya. Demikian awal sambutan Kepala Kantor Wilayah Kemenag DIY, Drs H Muh Lutfi Hamid MAg, pada upacara pembukaan penyelenggaraan kegiatan penyembelihan hewan kurban di MAN 3 Bantul di lapangan basket madrasah, Selasa (5/9). Kegiatan bertema ‘Dengan Berkurban, Kita Tingkatkan Ketaqwaan dan Ukhuwah Islamiyah’ tersebut diikuti seluruh civitas madrasah. MAN 3 Bantul menyembelih 3 ekor sapi dari 21 guru dan pegawai yang berkurban lewat madrasah. Kepala madrasah, Ali Asmu’i SAg MPd dalam sambutan pembukaan menyampaikan, terima kasih kepada sahibul kurban yang telah menyerahkan hewan kurban kepada madrasah. Begitu juga kepada panitia yang telah mempersiapkan seluruh kegiatan dengan baik dan sesuai rencana. Tema yang telah ditentukan diharapkan juga bisa menjadi penyemangat dalam melaksanakan kegiatan penyembelihan hewan kurban dan dalam proses penyaluran daging kurban, baik untuk warga madrasah maupun lingkungan sekitar. Berbagai lomba dilaksanakan madrasah seiring pelaksanaan penyembelihan hewan kurban. “Diharapkan dengan pelaksanaan kurban di madrasah mampu menjadi suatu ketela-

Keberagaman Pangan di DIY zz Sambungan Hal 13

Sementara dalam pameran dalam rangka Hari Pangan Sedunia ke 37 tingkat DIY ditampilkan aneka produk pangan lokal, diharapkan bisa dikenal masyarakat. Juga untuk mewujudkan kemandirian pangan sesuai dengan tema Hari

Usulan 1.200 CPNS Belum zz Sambungan Hal 13

mendapatkan lampu hijau dari pusat. “Daerah mengusulkan kebutuhan PNS untuk kebutuhan pamerintah daerah, tapi yang jadi motornya BKN, ternyata yang baru bisa diproses yang KL (Kementerian dan Lembaga, red) dan Pemprov Kaltara karena memang provinsi baru,” kata Gatot di ruang kerjanya, Kamis (7/9). Dikatakan, saat ini jumlah

Paru-Paru Perokok seperti zz Sambungan Hal 13

bersama teman-temannya yang juga perokok. Lama menjadi pengisap rokok, kemudian terbesit keinginan untuk menjauh dan tidak lagi mengonsumi rokok. “Namun saya akui, itu bukanlah hal yang mudah,” ujarnya kepada Tribun Jogja, Kamis (7/9). Kemudian, suatu hari Hangga tidak merokok selama seminggu dikarenakan sakit. Setelah sembuh ia pun berpikir, bahwa selama seminggu kemarin ia bisa sama sekali tidak merokok. Dari sana, komitmen untuk berhenti merokok berlanjut. “Tips dari saya untuk bisa berhenti merokok adalah cari temen yang juga ber-

Noni Berharap Suami Stop zz Sambungan Hal 13

latihan di RSA UGM, Kamis (7/9).

DC Pakai Pistolpistolan zz Sambungan Hal 13

“Dari keterangan pelaku, dia berprofesi sebagai DC dan senjata mainan itu biasa digunakan untuk menakut-nakuti,” tambahnya. Menurut pengakuannya,

danan dan motivasi bagi civitas madrasah dalam semangat berkurban dan semakin meningkatkan hubungan, serta kerjasama yang baik dengan masyarakat sekitar,” tegas Ali. Sementara Kakanwil Kemenag DIY menyampaikan, motivasi dan semangat pada siswa untuk bangga menjadi siswa madrasah. Diharapkan, seluruh siswa bisa menjadi pribadi mulia, unggul, bertakwa dan sukses dunia akhirat. Kakanwil memberikan enam pesan, yakni berani punya mimpi/cita cita, fokus mewujudkan mimpi, suka membaca, cintai orang tua, hormati guru dan punya banyak relasi yang mendukung dalam meraih mimpi atau cita cita. “Jangan takut bermimpi, karena berani bermimpi itu merupakan titik awal menuju sukses,” pesan Lutfi. Ketua panitia, Choir Rosyidi MPd yang juga guru Bahasa Arab tersebut menyampaikan, kegiatan penyembelihan hewan kurban diikuti berbagai kegiatan lomba, yakni takbiran, memasak daging, kebersihan kelas, serta manasik haji. Sedangkan pembagian daging kurban dibagi untuk lingkungan dalam madrasah dan juga desa sekitar madrasah. “Tahun ini kami menyembelih tiga ekor sapi dan kami tak memungut iuran kurban dari siswa, tiga ekor sapi tersebut dari 21 sahibul kurban, guru dan pegawai madrasah,” tandas Choir saat ditemui disela sela kegiatan. (*)

Pangan Sedunia. Pameran Pangan Acara peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS) ke37 tahun 2017 tingkat DIY digelar di halaman Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan DIY, Kamis (7/9). Peringatan HPS ke-37 tingkat DIY ini dibuka secara resmi oleh Wakil Gubernur DIY, Sri Paduka Paku Alam X. Rangkaian kegiatan yang dilaksanakan adalah pamer-

an dan bazar dengan jumlah peserta 30, yang berasal dari instansi, lembaga, UKM, kelompok usaha pengolah pangan lokal dan kelompok wanita tani se DIY. Pameran ini akan digelar hingga 9 September mendatang. Selain itu juga digelar beberapa lomba, seperti lomba cipta menu beragam, bergizi seimbang dan aman (B2SA), lomba kudapan atau pangan lokal, dan lomba menggambar. (dnh)

PNS di lingkungan Pemda DIY termasuk guru berjumlah sekitar 7 ribu orang. “Ada beberapa kekosongan, cukup banyak. Meski saat ini belum terasa, namun dikhawatirkan jika tidak ada penerimaan maka di tahun 2020 akan sangat terasa kekurangan pegawai,” ujar Sekda. Menurut dia, jika dilihat dari kemampuan keuangan Pemerintah Daerah, sebenarnya keuangan Pemda DIY masih mampu untuk menambah PNS. Terkait alasan kenapa pengajuan Pemda DIY tersebut belum mendapatkan

lampu hijau dari pemerintah pusat, dirinya mengaku tidak tahu karena itu kewenangan pusat. “Ini kebijakan untuk semua daerah. Kecuali, bila DIY ndak disetujui, tapi (daerah) yang lain disetujui, lah itu perlu diper tanyakan. Ternyata, memang untuk daerah belum ada,” katanya. Menurutnya, kekosongan SDM ini kemudian disiasati dengan mengangkat pegawai non-PNS untuk mengisi kekosongan. Selain itu, adanya perpindahan PNS dari luar daerah ke DIY juga bisa mengisi kekosongan. (dnh)

henti merokok, secara sosial akan terpengaruh. Nanti kalau belum berhasil, bisa ke klinik berhenti merokok di pelayanan kesehatan,” terang pria yang berprofesi sebagai dokter umum tersebut. Terkait pelatihan edukasi berhenti merokok, Hangga menjelaskan bahwa pelatihan tersebut melibatkan dua dusun yang ada di sekitar RSA UGM, yakni Kronggahan 1 dan 2. Jumlah kader dari dua dusun tersebut sekitar 33 orang. “Kader dibekali tentang bahaya rokok, cara membantu orang agar berhenti merokok, kemudian mereka juga bisa merujuk ke pelayanan kesehatan yang punya klinik berhenti merokok,” tuturnya. Pelatihan bagi para kader tersebut merupakan tahapan awal untuk menciptakan dusun yang masuk dalam kriteria kawasan tanpa rokok.

Tindak lanjut dari pembekalan para kader tersebut, akan digagas adanya Paguyuban Berhenti Merokok. “Di Paguyuban tersebut nanti akan dilakukan pertemuan rutin, mereka sharing dan saling memotivasi agar bisa berhenti merokok. Selain aspek sosial dengan saling bertemu tersebut, mereka juga bisa menggunakan bantuan teknologi dengan aplikasi berhenti merokok,” ujarnya. Hangga menjelaskan, WHO memperkirakan pada 2030 dari 70 persen penyakit yang disebabkan oleh rokok akan terjadi di negara-negara berkembang, termasuk Indonesia. “Sementara riset kesehatan dasar 2010 menyebutkan, prevalensi perokok saat ini sebesar 34,7 persen atau lebih dari sepertiga penduduk merupakan perokok,” ujarnya. (kur)

Noni menambahkan, rumahnya yang juga memiliki ruang yang difungsikan sebagai warung, membuat banyak bapak-bapak yang juga perokok sering kali berkumpul di sekotar rumahnya.

“Ya kalau sudah kumpul dan mau merokok, saya minta tidak di dalam rumah karena kalau di dalam nanti asapnya akan dihirup oleh anak saya yang masih berusia 7 tahun,” tandasnya. (kur)

Hartoko baru enam bulan menjadi DC dan sebelumnya bekerja sebagai sekuriti. Dia mendapat pistol mainan itu dengan mengambil milik temannya. “Senjata itu sudah memenuhi unsur senjata api, karena ada laras, pematik dan pelatuknya. Tapi tidak berfungsi karena bahannya bukan dari besi.

Sedangkan saat ini kami masih mengembangkan kasus ini untuk mencari asal dari pelurnya,” ungkap Danang. Pelaku dijerat dengan Undang-undang Darurat No 12 tahun 1951 tentang kepemilikan senjata dengan ancaman hukuman maksimal 10 penjara. (nto)

TRIBUN JOGJA/SANTO ARI

PISTOL DEBT COLLECTOR- Kapolsek Ngaglik Kompol Danang Kuntadi menunjukkan barang bukti senjata api mainan

yang digunakan Rudi Hartoko alias Eko, seorang debt collector untuk menakut-nakuti korbannya. Eko saat ini ditahan dan dijerat dengan Undang-undang darurat No 12 tahun 1951 tentang kepemilikan senjata dengan ancaman hukuman maksimal 10 penjara. (Berita lengkap di halaman 13)

Terapi Kelompok Efektif bagi Diabetes zzPengidap Harus Jalankan Pola Makan 3J YOGYA, TRIBUN - Rumah Sakit Akademik (RSA) UGM menggelar Konseling Terpadu (Konter) Diabetes yang diikuti para penderita diabetes melitus, Kamis (7/9/2017). Konseling tersebut melibatkan ahli gizi dan juga psikolog. Anggota Tim Konter Diabetes yang juga merupakan psikolog, Ayuk Rahadhian Subekti MPsi menjelaskan, dalam sesi konseling tersebut penderita diabetes dibagi dalam sebuah kelompok yang terdiri 5 orang. Terapi dengan model kelompok tersebut dinilai lebih efektif daripada terapi individual. “Terapi kelompok membuat mereka bisa saling belajar dengan sesama pasien. Ada efikasi diri atau keyakinan pasien untuk melakukan perubahan yang justru efektif bila mencontoh yang sudah berhasil,” ujarnya seusai acara, Kamis (7/9).

Selain melibatkan pasien, konseling tersebut juga melibatkan keluarga pasien. Hal tersebut dilakukan mengingat dukungan keluarga terhadap pasien diabetes melitus mampu memiliki dampak yang signifikan. “Diharapkan dalam mendampingi, keluarga menyiapkan menu sehat untuk pasien dan mengetahui dinamika diabetes melitus seperti apa,” terang Ayuk. Ia menambahkan, bahwa pasien diabetes melitus memiliki emosi yang berbeda-beda. Ada yang sudah menerima keadaannya yang membutuhkan perawatan sepanjang hidupnya, dan ada juga yang menolak sehingga mengakibatkan pasien yang bersangkutan menjadi frustasi. “Kami menggelar Konter Diabetes ini basic-nya sebagai penelitian yang digunakan untuk merintis klinik

diabetes melitus di RSA UGM,” terangnya. Pola Makan Anggota Tim Konter Diabetes yang berasal dari Ahli Gizi, Yusmiati SGz RD menjelaskan, dalam konseling tersebut pihaknya melihat ada tidaknya dampak positif yang terjadi dalam diri pasien, yakni penurunan HbA1c atau yang dikenal sebagai komponen minor dari hemoglobin yang berkaitan dengan glukosa. “Ternyata memang ada penurunan, yakni sekitar 1-2 poin,” tuturnya, Kamis (7/9). Ia menjelaskan, bahwa sebelumnya pasien mendapatkan konseling namun tidak terintegrasi. Namun pada Konter Diabetes tersebut, konseling dilakukam secara terpadu yang mana melibatkan tim medis, ahli gizi, dan juga psikolog. Dari sisi gizi, Yusmiati menjelaskan bahwa pasien

diabetes melitus harus menerapkan 3J dalam mengatur pola makannya, yakni tepat Jumlah, Jadwal, dan Jenis. “Tepat jumlah yakni kalori diperhitungkan sesuai dengan usia, tinggi badan, berat badan, dan sebagainya. Lalu tepat jadwal yakni mengonsumsi makanan tiga jam sekali. Misalkan jam 6 manan, jam 9 snack, dan seterusnya,” terangnya. Terakahir adalah tepat jenis, di mana makanan yang dipilih harus berdasarkan indeks glikemik atau kecepatan respon gula darah terhadap makanan yang dikonsumsi. “Contohnya pilih buah. Misalkan pisang. Pisang Ambon lebih rendah indeks glikemiknya daripada Pisang Raja. Maka kami menyarankan mereka untuk mengonsumsi Pisang Ambon daripada Pisang Raja,” bebernya. (kur)

539 Mahasiswa Baru Diedukasi Kesahatan Reproduksi YOGYA, TRIBUN - Radio Smart FM bekerja sama dengan Orang Tua Group, khususnya Kiranti dan Rumah Sakit Happy Land menggelar Seminar Kesehatan Reproduksi Remaja. Seminar tersebut bertempat di gedung super camp, Akademi Manajemen Administrasi (AMA) Yogyakarta Jalan Pramuka No.70, Giwangan, Umbulharjo, Kota Yogyakarta. Station Manager Smart FM, Benni Listiyo mengatakan, ini merupakan acara tahunan yang digelar pihaknya bersama Kiranti dan Rumah Sakit Happy Land. Seminar di AMA sendiri telah memasuki kali ketiga ini. “Seminar ini rutin kami gelar bersama Kiranti dan RS Happy Land, ini sudah 3 kalinya kami gelar di AMA Yogyakarta,” kata Benni, Kamis (7/9). Menurut dia, tema Kesehatan Re-

produksi Remaja dipilih karena ingin mengedukasi pelajar dan mahasiswa di Yogyakarta mengenai kesehatan reproduksi. Nantinya, ratusan mahasiswa ini akan mendapat banyak pengetahuan terkait kesehatan reproduksi. “Peserta seminar kali ini ada 539 orang yang semuanya adalah mahasiswa baru. Dengan seminar ini, kita beri mereka edukasi dan pencerahan mengenai kesehatan reproduksi, dan apa saja yang dilakukan oleh mahasiswi ketika datang bulan,” ucapnya. Ditambahkannya, pembicara dalam seminar kali ini merupakan dokter dari RS Happy Land. Dimana dokter-dokter tersebut merupakan dokter yang berkompeten di bidang kesehatan reproduksi. Seminar ini juga dibagi dua sesi, yaitu sesi pertama jam 8 pagi dan sesi

kedua jam 1 siang. Sementara itu, Laviana Suri, Product Specialist Kiranti mengatakan, pihaknya akan menggelar acara serupa di beberapa tempat dalam bulan ini. “Ini kampus pertama dari 5 tempat yang kami targetkan di Yogyakarta dalam bulan ini. Nantinya, di tempat lain juga akan digelar seminar seperti ini,” katanya. Suri mengatakan, pihaknya menggelar seminar ini bukan semata-mata untuk mengenalkan produk, tapi memberi edukasi dan penyuluhan mengenai kesehatan reproduksi. “Komitmen kami ingin menjadi sahabat baik wanita. Jadi tidak hanya mengenalkan produk, tapi memberi edukasi dan penyuluhan terhadap wanita di kampus-kampus di Yogyakarta,” kata dia. (rid)

Peresmian Undang Kepala Daerah Lain YOGYA, TRIBUN - Pemberian nama pada jalan arteri atau Jalan Ringroad Yogyakarta akan diresmikan pada awal Oktober mendatang di simpang empat Jombor. Menurut Plt Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DIY, Dewo Isnu Broto, sangat mungkin kepala daerah dari daerah lain seperti gubernur dan kepala daerah tetangga akan diundang. “Tapi belum ditentukan siapa saja kepala daerah yang akan hadir. Sedangkan untuk dari lingkungan DIY yakni SKPD dan Muspida,” ujarnya. Dewo mengatakan, penamaan baru ini

Sultan Usulkan Nama Pemesatu zz Sambungan Hal 13

jalan Imogiri Barat sepanjang 6,5 km diberi nama Jalan Ahmad Yani. Selain itu, ruas jalan dari simpang empat Imogiri Barat hingga simpang empat Dongkelan sepanjang 2,78 km diberi nama Jalan Prof Dr Wirjono Prodjodikoro. Nama ini diambil dari nama mantan Ketua Mahkamah Agung periode 1952-1966. Wirjono juga pernah menjabat sebagai Menteri Kehakiman di akhir pemerintahan Presiden Soekarno. Selanjutnya, untuk ruas jalan dari simpang empat Dongkelan hingga simpang tiga Gamping sepanjang

diikuti dengan pembuatan papan nama jalan. Dikatakan Dewo, papan nama akan dibuat sama dengan papan nama Jalan Malioboro atau yang berciri khas DIY. Namun karena sempitnya waktu karena peresmian direncanakan pada awal Oktober 2017, maka ada dua jenis papan nama yang disiapkan. Jika pembuatan papan nama seperti papan nama Malioboro dengan besi tempa tidak terkejar, maka akan menggunakan desain yang polos. “Kita lihat waktu. Dengan waktu pendek ini kita bisa menyediakan besi tempa dengan ukiran, maka akan kita lakukan

5,86 diberi nama Jalan Brawijaya. Nama ini diambil dari nama Raja Majapahit terakhir atau Brawijaya V yang memerintah Kerajaan Majapahit sampai tahun 1478. Usul Gubernur Menurut Sekretaris Daerah (Sekda) DIY, Gatot Saptadi, rencana dan pembahasan mengenai pemberian nama jalan ini sudah sejak empat tahun lalu. Penamaan jalan ini merupakan ide dan Gubernur DIY, Sri Sultan HB X, yang melibatkan para pakar. Terkait dengan pemilihan nama kerajaan, menurut Sekda, semangat yang dinginkan adalah menghidupkan lagi nama-nama yang dulu pernah mempersatukan Nusantara. Sementara

itu. Kalau tidak, sementara akan menggunakan yang polos dan akan kita ganti dengan besi tempa. Jadi kita lihat pembuatnya seperti apa,” kata Dewo usai rapat dengan Sekda membahas mengenai tindak lanjut pemberian nama jalan arteri, Kamis (7/9). Menurut dia, sosialisasi terkait pemberian nama itu akan dilakukan secepatnya. Untuk sementara untuk alamat bisa dengan menggunakan nama baru dan nama lama. Pemberian nama ini diharapkan akan memudahkan untuk mencari alamat. (dnh)

untuk nama Ahmad Yani, Gubernur ingin memunculkan lagi nama tersebut setelah sebelumnya nama Jalan Ahmad Yani di selatan Malioboro digantikan dengan nama Margo Utomo. Sementara untuk penamaan jalan Prof Dr Wirjono Prodjodikoro adalah permintaan dari Pengadilan Tinggi dan nama tersebut diberikan ke ruas jalan yang tepat berada di depan Pengadilan Tinggi Yogyakarta. Prof Wirjono sendiri adalah Ketua Mahkamah Agung. “Prosesnya panjang. Itu kan jalan nasional, kita harus minta izin ke Menteri PU dan sebagainya. Lamanya (kenapa), aku ora ngerti tapi butuh koordinasi,” ujar Gatot Saptadi, Kamis (7/9).

Pemberian nama jalan ini akan secepatnya diresmikan dan menurut rencana akan dilakukan di simpang empat Jombor paling lambat pada awal Oktober. “Pemberian nama ini tentu harus segera ditindaklanjuti, seperti harus disosialisasikan. Adanya nama jalan akan mempermudah saat mencari alamat. Arti dari jalan kan menunjukan tempat,” katanya,” kata Gatot. Menurut dia, yang jadi PR dengan perubahan nama jalan ini adar di Dinas Kependudukan. “Seperti apa KTP-nya, kemudian tata persuratan juga berubah. Ini butuh waktu, makanya kemarin disepakati masa transisi,” katanya. (dnh)


Jogja www.tribunjogja.com

tribunjogja

Life @tribunjogja

@tribunjogja

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

tribunjogjaofficial

15

Pelancong Bisa Berlibur Sebulan  Sleman Berupaya Optimalkan Potensi Desa Wisata SLEMAN, TRIBUN - Kabupaten Sleman memiliki 181 situs candi yang dapat menjadi kantong-kantong budaya. Demikian yang diungkapkan Dr Susilo Pradoko, Dosen Universitas Negeri Yogyakarta saat menjadi narasumber dalam sarasehan Dewan Kebudayaan Sleman dengan tema “Upaya Pengembangan Kantong-kantong Budaya di Kabupaten Sleman” di Ndalen Noto Raharjan, Kamis (7/8). “Di Sleman ada 181 situs candi, setiap kecamatan memiliki,” jelasnya. Lanjutnya situs-situs tersebut harusnya bisa menjadi kantong-kantong budaya. Masyarakat setempat dapat mengadakan pementasan serta memaknai situs yang ada di situ. Setiap tempat akan menonjolkan khas daerah masing-masing. “Pertunjukan menjadi budaya yang menarik. Di situs terdekat candi ada kebudayaan material apa? Misalnya ada jaran kepang, nanti lebih fokus ke pertunjukkan jaran kepang. Demikian yang lain kalau ada ketoprak, ya ketoprak,” sambungnya. Lanjutnya, pendapatan masyarakat tentu akan bertambah karena lama tinggal

REMBUK

STORY HIGHLIGHT  Kantong-kantong

budaya pada 181 situs candi di Sleman bisa akan lebih dioptimalkan Pemkab Sleman  Salah satu caranya adalah dengan menggeliatkan kembali desa-desa wisata yang ada maupun mati suri  Saat ini ada 12 desa wisata di seluruh Sleman, namun potensi lainnya masih ada sekitar 80-an desa wisata juga akan bertambah. Namun, hal tersebut dapat berjalan jika sumber daya manusia memadai. “Kalau hal tersebut berjalan dengan baik, di Sleman wisatawan tinggal bisa sebulan,” ungkap Susilo. “Tentunya harus ada penelitian, ada dua tahap, penelitian secara denotatif, dalam konteks setting ekologisnya kita data. Selanjutnya, makna konotatif kita kuatkan,” imbuhnya. Dijelaskan Susilo, masih banyak masyarakat yang salah kaprah seperti menyuguhkan musik barat kepada wisatawan manca negara.

TRIBUN JOGJA/PANJI PURNANDARU

- Sarasehan Dewan Kebudayaan Sleman dengan tema “Upaya Pengembangan Kantong-kantong Budaya di Kabupaten Sleman” di Ndalem Noto Raharjan, Kamis (7/8).

Justru, menurut Susilo yang dicari wisatawan mancanegara adalah keaslian budaya Indonesia. “Wisatawan suka yang di negaranya tidak ada. Kadang keliru, wisatawan disuguhi lagu barat, itu malah tidak menarik,” pungkasnya. Potensi Kepala Dinas Kebudayaan Kabupaten Sleman, HY Aji Wulantara menjelaskan secara de jure memang baru ada 12 desa budaya di Sleman. Namun fakta yang ada, 86 desa di Sleman memiliki potensi yang kompetitif “Sekali lagi, 12 desa itu secara de jure desa wisata, tapi 86 desa harus memiliki kompetitif yang sama,” ujarnya di sela-sela Sarasehan Dewan Kebudayaan Sleman dengan tema “Upaya Pengembangan Kantong-kantong Budaya di Kabupaten Sleman” di Ndalem Noto Raharjan, Kamis (7/9). Sementara itu, terkait 12 desa budaya perkembangan semua tergantung pada masing-masing pengelola, karena setiap desa memunyai potensi dan keunggulan masing-masing. “Potensi menjdi ruh dasarnya tapi harus di-manage oleh pengurus desa wisata untuk menjadi nilai lebih,” paparnya. Untuk itu, lanjutnya, sudah menjadi tugas Dinas Kebudayaan Kabupaten Sleman untuk mengembangkan sumber daya manusia (SDM) agar lebih baik lagi “Tugas kami mendorong dan memotivasi desa budaya menjaga semangat yang sama untuk kesejahtareaan masyarakat,” bebernya. “Dan gerakan Sleman Berbudaya penting agar masyarakat tahu bahwa kebudayaan punya peran strategis dalam membangun masyarakat.” (app)

Suharsono Lepaskan Balon Demokrasi  Seluruh SMA, SMK dan MA Gelar Pemilos Serentak BANTUL, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten Bantul melalui Kantor Kesatuan bangsa dan politik (Kesbangpol) bekerja sama dengan KPU Bantul dan Kantor Kemenag Kabupaten Bantul, hari ini, Kamis (7/9) menggelar pemilihan OSIS (pemilos) 2017 secara serentak. Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh SMA, SMK dan MA baik negeri maupun swasta se Kabupaten Bantul. Kegiatan tersebut secara resmi dibuka oleh Bupati Bantul, Drs H Suharsono dalam apel pembukaan di SMAN 2 Bantul. Dalam apel tersebut, Suharsono melepas balon berwarna-warni yang diberi nama balon demokrasi. Selain melepas balon demokrasi, dilakukan pula penandatanganan sekolah mutu penjaminan mutu internal yang diterima SMA N 2 Bantul. Dalam sambutannya, Suharsono mengatakan, Pemilos merupakan bagian dari pendidikan demokrasi. Pasalnya dibuat sedemikian miripnya dengan pemilu. “Pemilos bisa memberikan bekal dan wawasan berdemokrasi kepada para siswa, yang pada saatnya akan memberikan kontribusi bagi peningkatan kualitas berdemokrasi di level lokal maupun nasional,” katanya. Tata cara dan aturan yang dibuat serupa seperti pemilu. Hal tersebut dimaksud-

kan mampu menjadi wahana belajar bagi seluruh siswa dalam menggunakan hak pilihnya. “Pemilos bisa dijadikan pembelajaran berdemokrasi sehingga siswa bisa menyumbangkan suaranya dengan jujur, adil, transparan dan akuntable,” tambah Suharsono. Lebih lanjut Suharsono menjelaskan, keberadaan OSIS akan mampu menjadi kawah candradimuka untuk membangun kepemimpinan baru yang berkarakter, sehingga akan muncul pemimpin muda yang berkepribadian positif dan kreatif, pribadi yang optimis, pribadi yang toleran, pribadi yang mencintai kemanusiaan, berjiwa gotong royong, serta punya rasa percaya diri. Terpisah, Hamdan Kurniawan, ketua KPU DIY mengatakan sebelum pemilihan ini dilakukan, sebelumnya sudah dibentuk struktur kepanitiaan mulai dari pembentukan Komisi Pemilihan Ketua OSIS, Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) hingga penyusunan program dan anggaran. “Semua tahapan sama persis dengan pemilu,” ujarnya Lanjutnya, di tahun ini Pemilos secara serentak digelar di SMA, SMK dan MA yang tersebar di Kabupaten Bantul. Tak kurang 80 sekolah tingkat atas berpartisipasi dalam pemilos tahun ini. (sis)

TRIBUN JOGJA / HENING SISWANTO

DEMOKRASI - Bupati Bantul, Drs Ha Suharsono menghadiri serangkaian apel pembukaan Pemilos Serentak SMA, SMK dan MA se Bantul yang digelar di SMAN 2 Bantul, Kamis (7/9).

TRIBUN JOGJA / PANJI PURWANDARU

KARAKTER - Pagelaran wayang di SMPN 3 Sleman dengan menghadirkan dalang cilik dalam rangka pembinaan karakter, Kamis (7/9).

Wayang Kulit Cocok untuk Pembinaan Karakter SLEMAN, TRIBUN - Wayang dimanfaatkan oleh Dinas Kebudayaan Sleman untuk menggelar pembinaan karakter di SMP N 3 Sleman, Kamis (7/9). Dalam acara tersebut ditampilkan dalang cilik yaitu Giank Bayu Tetuko yang tak lain adalah buyut dari dalang Gito Gati yang membawakan lakon Bima Meguru. Kepala Dinas Kebudayaan Kabupaten Sleman, HY Aji Wulantara menjelaskan, wayang penting dikenalkan kepada siswa sekolah. Dengan memaknai wayang karakter anak akan terbentuk dengan baik. “Ini memperkenalkan wayang sebagai media pendidikan karakter. Karena wayang sarat dengan pendidikan filososfi yang dapat dimakanai dan dilaksanakan

akan bisa membantu pembentukan karakter anak,” jelasnya. Lebih jauh, Aji menjelaskan, manfaat pendidikan karakter ini tidak hanya dirasakan saat siswa masih berada dilingkungan sekolah. Namun, juga dalam ranah yang lebih luas dalam lingkungan pergaulan maupun letika terjun di masyarakat. “Anak-anak bisa mengerti unggah-ungguh kepada orangtua, mencintai lingkungann, dan bergaul dalam sekolah maupu masyarakat,” bebernya. Selain itu, langkah ini merupakan wujud menjaga eksistensi sebagai warisan dunia. Sepanjang tahun 2017 ini, sudah ada 28 sekolah yang diadakan pendidikan karakter. Ditargetkan 35

sekolah hingga November mendatang mendapatkan pembinaan karakter untuk siswa. (app) Kepala SMP N 3 Sleman, Murdiwiyono menjelaskan, kegiatan pembinaan karakter oleh Dinas Kebudayaan Kabupaten Sleman melalui pertunjukan wayang kulit disambut antusias oleh pihaknya. “Terutama untuk SMP N 3 Sleman sangat postif dan antusias. Apalagi lakon yang dibawakan adalah tentang bagaimana seorang murid berupaya mencari ilmu,” jelasnya. Alfita salah seorang siswa juga menyambut antusias acara kali ini. Ia merasa bangga karena turut serta melestarikan budaya. “Melihat wayang kesan-kesannya, bisa melestarikan budaya ini,” cetusnya. (app)

TRIBUN COMMUNITY

KEONG Cycling Team merupakan komunitas penggemar sepeda balap yang didirikan sejak tahun 2015. Memiliki motto ‘Gowes Sehat, Hati Senang, Speed Kencang’, kini komunitas ini memiliki sekitar 100 anggota yang mayoritas berasal dari seluruh DI Yogyakarta. (gya)

Polda DIY Jaga Perbatasan SLEMAN, TRIBUN - Polda DIY mengimbau agar ormas di DIY tidak datang ke Candi Borobudur untuk melakukan aksi damai bela Rohingya, hari ini. Berdasarkan hasil rapat Kapolda DIY dengan Kapolda Jateng, pada 5 September kemarin, aksi tersebut telah dibatalkan dilangsungkan di Candi Borobudur oleh panitia penyelenggaranya. Selain itu, perintah dari Kapolri keramaian seperti unjuk rasa tidak boleh dilakukan di objek vital. Terlebih Candi Borobudur yang merupakan situs bersejarah dan merupakan warisan dunia yang harus selalu dijaga. “Dari hasil rapat di Polda jateng, salah satunya tentang pihak panitia yang membatalkan acara di Candi Borobudur. Karena dari panitia sudah membatalkan maka kami imbau agar kelompok masyarakat di DIY tidak datang ke sana,” ujar Kabid Humas Polda DIY AKBP Yuliyanto, Kamis (6/9). Namun demikian, beredar informasi bahwa acara yang sebelumnya dipusatkan di Candi Borobudur, beralih di salah satu masjid yang ada di Magelang. Lebih lanjut, sebagai upaya antisipasi bila ada pergerakan massa

di Magelang, Yuliyanto mengetakan bahwa jajaran Polda DIY siap membantu melakukan pengamanan. “Kami siapkan personel brimob bila sewaktu-waktu diperlukan untuk bergeser ke Jawa Tengah. Kami cukup stand by saja tapi juga on call. Toh waktu tempuh dari sini ke sana cuma satu jam saja,” ungkapnya.

SOLIDARITAS

“Jadi kami akan bergerak sewaktu-waktu ada situasi yang mengharuskan datang ke sana,” tambahnya. Selain petugas Brimob yang siaga di mako, personel lain juga dikerahkan untuk menjaga perbatasan. Pengamanan dilakukan di wilayah yang berbatasan dengan Magelang, baik di Kulonprogo maupun Sleman. (nto)

TRIBUN JOGJA MG1/FITRIANA

- Seorang anak mengibarkan bendera IKADI dalam kegiatan solidaritas untuk etnis Rohingnya di Titik Nol Kilometer, Kota Yogyakarta, Kamis (7/9). Sekitar 500 orang turut serta dalam aksi ini, terdiri dari lembaga IKADI, ACT, RZ, MRI, hingga mahasiswa.


HALAMAN 16

JUMAT LEGI 8 SEPTEMBER 2017

TEPAT MEDIA ROMOSI P UNTUK S ANDA I BISN BAJA RINGAN

ELEKTRONIK

EKSPEDISI

PERCETAKAN

LAIN-LAIN CCTV 1.350jt/Parabola 450rb/GPS 450rb.Hubungi:081385105058/ 081908055964 B00001.2017M286540-3

PS4PS3PS2+Asesoris baru hrg murah,impor lgsg dari Cina-Fasa PS Jl.Monjali 157/087838973000 BATU BATA Batubata kecil550rb,besar650rb sudah sampai lokasi!Pasir900rb,batu700rb/ truk.085643283834 B00001.2017M287442-3

CANOPY Andalas ahlinya canopy besi&stenlis pagar tralis hg bsaing,walitas&garansi 2th081390556124 B00198.2017M287236-3

Canopi galvalum:220.Stainles:320. Pintu,pagar,balkon,tralis dll.Proses cpt,cp:082138917173

B00002.2017M290021-3

Djl puter pelung derkuku& perkututBakaln lokSltn Kel.Rejowinangun Bp.Iswandono 087739036207 B00812.2017.289565-3

B00001.2017M285831-3

Folding berkwlts295 /alumunium partisi&kusen /rolling215 /canopy160 /b.ringan100 /pagar250 /kontruksi/servis085105616000 B00001.2017M287650-4

B00002.2017M286313-3

B00001.2017M288824-3

INTERIOR

ARSITEK

REPARASI Ahlinya service khusus Kulkas & MesinCuci otomatis 081328711780 /085106165064 Mandiri Jaya

BANGUNAN Bangun Rmh 1,8Jt/m² 2LT3Jt/m² lantai granit 60x60 Gipzum BjRingan bisa kolam diatas garansi atau tkg borongan 500Rb/m².H:085641290072/ WA 082227399201 B00002.2017M289713-5

Bengkel Rmh, Anda Bth Tkng Profesional Hub P.Yanto HP&WA 081227116883. Sms aj kami datang B00692.2017.289237-3

cv.azymco Menerima bangun dan renov rmh anda(Gbr/IMB/Strkr) H/ wa:081908055748/085100244385

B00002.2017M289507-3

Js perbaikan rmh bocor talang dak dll.Mnt SMS 081804322019/ 085848433921 tukng lgsg garansi B00002.2017M289459-3

B00002.2017M289897-3

B01347.2017M286987-3

Kulkas..Kulkas..! Spesialis servis kulkas Panggilan(Grs)tlp: 081804198271 ,085102584084 B00002.2017M286465-3

PENITIPAN ANAK Bunda sibuk/repot Lentera Hati Trm PAUD/TPA Fullday mulai Umr 3Bln Panasan Donoharjo Ngaglik Sleman CP:085200732885 B00001.2017M289784-4

PERCETAKAN Anda butuh kemasan.Rajawali Box membuat karton box aneka ukuran bentuk sablon wa/telp 087839996535. Kartonbox-yogya.com B00001.2017M287099-4

Service TV pnggilan kerja dtempat sgala merk TV tabung LCD LED. H085290046251/WA08995089918 B00002.2017M290055-3

Servis mesin cuci,TV P Nur pgln brgaransi,murah trjamin seDIY T:085643533221/081226607965 B00002.2017M289672-3

SEDOT WC 085100419954 sdtWC,smrBorDlm, salBntu Semaki-Wirobrajan P.Zahid 081215501288 Jl.RingroadUtr B00812.2017.289226-3

Ahli SdtWC,SalBntu,SmrBor/Suntik, Gali,svs,pomp air.P.Mur Yk 085100442374/0817228556 LsgDtg B00812.2017.288620-3

Ahli sedot WC saluran Buntu.Svs pompa air.085105013870 Jombor.085643965557 Janti.Pak Fandi B00812.2017.289564-3

Melayani:bangun rumah-renovasi-pasang keramik-plapon-gypsum.081226464012/WA 08175464300

JASA SEDOT WC-saluran buntu.Gejayan-Jl.Solo/Jl.Godean-Jl. Wates,Tlp.08122995754 Pak JAMIDI

B00002.2017M288977-3

Suntik beton atasi beton bocor retak keropos.H: Pak Dwi,CV.Gardita 0274-372487/08122742964

Moro Lancar,sdtWC,salBntu,svs pomAir,SmrBor 085100432762 Jl.Wates.0817228577 Jl.Mgl lsgdtg

B00812.2017.287052-3

Terima jual beli rmh tua & bongkaran gedung bertingkat wil Jateng dan DIY H:0812 2612 3633

Murah/sdtWC,penuh,buntu/ahli smr/ svs PomAir/087739394535,Gamping/ 085641590049 Janti,Maguwo

B00830.2017M289945-3

Pak Gendut slalu siap mlayani SdtWC,salBuntu,smrBor,PrambananPiyungan,Maguwo.085100445661

B00812.2017.290157-3

B00812.2017.286542-3

B00812.2017.289224-3

B00812.2017.286541-3

BARANG ANTIK Dicari Cepat Lukisan Kanvas Ukuran 80x80 & 150x110cm,Jumlah bnyk Hrg Murah,H:085725903539

KAYU JATI DAMAI Tajem,psnan kusen, pintu&jndl khss jati perhutani 081392707079 www.jatidamai.com

B01126.2017.289772-3

SWALAYAN Pintu Jati 295rb,mhni 200rb,kusen jati 59rb/m.Mulia Jati Jogja 08122771627

Terima macam2 uang asing.Kondisi baik,sobek,lusuh + coin dan accessories koleksi.BB 5aedf716 Wa.085779066312 B00001.2017M286244-4

USAHA

Antena TV 250K,P.Mini 700rb, Parabola jaring 1jt,bs krdt&trm servis 0811746432/0816664821

BAJA RINGAN ”Atap Baja Ringan SNI:105/M2, Bluescope:125/M2,Kanopi:180/M2,grns 10th Tlp/WA 087839426841” B00385.2017M287604-3

Bajaringan KMPtruss, C.75-75 SNI 105/m2 trpsng grsi 10th Hub : 082152630036, 081915223666 B01347.2017M289203-3

SdtWC,salBntu,smrBor,suntik,svs PompAir.081283020606.Jakal,Jombor, Tajem,Umbulhrjo.P Amrozi B00812.2017.290003-3

SdtWC/SalBntu/SmrBor P.Yatman Jl.Wates/Gamping085100400668 Jakal/Monjali085292531172LsgDtg

LAIN-LAIN Obrl clsd ddk wstfl bthup wtrheatr alat clsd sisa pryk merktrknl. 081226993318/081904054950

B00165.2017.289283-5

B00001.2017M287653-4

B00198.2017M289951-3

B00896.2017.290160-3

ANTENA Agen&PemasanganAntenaTV150rb dpt 1Antena,Kbl,Jek+Psang bs Paralel Sdia(Parabola 1JT+psang) Mlyni Service&Bongkar pasang Hub:087739667171-08562755144

ALUMUNIUM Persada(alumunium)kusen/partisi, jndl/pintu,kaca,rollingdor(besi) pgr, tralis,folding gate,canopy,tngga, balkon.082227997666

PngrsnWC cpt brsh dg truktangki khss tdk cpt pnh lg.H:ChandraKirana12 Sagan 562858/589589

B00812.2017.287053-3

B00692.2017.286484-3

B00002.2017M286071-3

B00812.2017.288618-3

BIRO IKLAN Mau Pasang Iklan di Tribun/KR/SM/ Solopos/ Kompas SMS/WA: 085100544243 Jl.Godean Km6,5Muraaah B00165.2017.289581-3

Trm Psg Iklan Tribun/KR.Buat NeonBox,Spanduk,Nota.B2D,Jl Ontorejo9Wirobrjan Yk081227919789 B00896.2017.289971-3

BIRO JASA Ani urus :IMB,IPT,NPWP,SIUP,TDP,Dll. H:082134801025.siap datang ke kantor anda. B01126.2017.289983-3

OX Parabola agen resmi,smua TV brlangganan sedia CCTV prltn MATV u/ hotel dll.Jl HOS Cokroaminoto 70.H:563850/0811283040

B00002.2017M290092-3

KAMERA DIGITAL Jual Beli,TT,Servis,Aksesoris. Kamera& Lensa DSLR.Tlp 085729338892 B00001.2017M289950-3

Rental/sewa kamera & lensa DSLR Jogja.Tlp segera :082226846759 B00001.2017M289946-3

TV Beli,paling tinggi TV,LED,kulkas,msn cuci,baru/bekas,dijemput.Hub: 087734074545/WA Kami dtg B00002.2017M289760-3

LAIN-LAIN Cash/Krdit trmurah TV LED klks Mcuci AC DVD Spk PS alatRT Game cameraMT Haryono 24(387021) B01347.2017M289576-3

B00812.2017.288619-3

Sedot WC Armada Tanki 085101428993/ 085729400769 bersih cpt mrh wastafel.Sal mampet

SUMUR BOR ’Pakar Bikin SmrBor Tmbs Batu 0-100m/Atasi Cemar/Svs Pomp Air Sgl Merk!Wijaya T081391572221+ Wa087838555365 Mrh gagalGrts B00812.2017.287832-4

-Ahli smr/bor/suntik/svs pompa air/ sdt WC/salBuntu.H:BIN,Jl.Magelang/ Concat: 087839664847 B00812.2017.289559-3

_Sumur suntik,bor,sumur air bersih, resapan air,sedot wc/wc mampet. Hub:085102533744(Murah) B00002.2017M289141-3

Ahli smrBor(20-100)Tembus batu/ gali/resapan/Psg&svs pompa air 085100333665/08562878665 Grs B00812.2017.287055-3

Ahli sumur Bor,suntik,sdtWC, peresapan serv pompa,Jl.Bantul-Jogja. Hub.087839212197.Pak Tris B00812.2017.289728-3

Ahli sumur bor/suntik svs pompa air sedotWC,sal buntu,Jl.Godean, Pak Daldiri 082136574428 B00812.2017.289561-3

Ahli!Bkn sumurbor/suntik, svpomair, sedotWC/buntu. H:PMarji. 085102406302 GedongKuning lsg dtg B00002.2017M288682-3

AhliSmrBor sdtWC salmampet Zauji 082221778900 JlImogiri,Timoho, Jokteng,JEC,Tajem,BerbahDIY B00812.2017.288188-3

BorDlm tmbus batu,sntik, timba, svsPmpa,sdtWC pnuh/bntu&anti petir.085100420981,grs1thBk24jm B00812.2017.289730-3

CV.Merapi Bor’jasa pengeboran sumur bor dg kedalaman 20-150m. Hub:08156897516 dlm&luar kota B00002.2017M289181-3

P.Adi Blawong Ahli sumur bor/ suntik gali/sedot wc,mpt,psg/srvs P.Air.081227596059 lsg tkng B00002.2017M289647-3

SVC Pompa Air Sedot WC 24jam Bor Sumur 12m-150m Sal Buntu H. Bayu 087838452245 Jl.Monjali B00812.2017.289733-3

TEKNISI Ogyatama Servis: AC,Klks,Frzr, Dspnsr,Mcuci, brgrnsi 085102808383, 081804248383,08129535402 B01347.2017M289934-3

TRANSPORTASI Ojack Taxi mtr,tarif min 8 rb,rp 2rb/ km,School,Kuliah,Krj,Wisata dll SMS/WA 089509626122 B01126.2017.289770-3

B00001.2017M286557-3

SedotWC/kurasWC/WC mampet 0818282016 Jl.Bantul-Jl.Godean 085103127999 Kalasan-Jl.Wonosari

BIRO JODOH 2 Janda cr calon suami 40-85th. Nana 43th ayu H:081802003858. Panca 50th taat H:085848748002 B00385.2017M289958-3

Janda 42th,0 anak,PNS guru.D:jjk/dd 40-48th, shaleh,sabar,tgjawab,PNS/ guru Yk.083869172728 B00002.2017M289806-3

Ndaftar,Kontak,Jumpa,Pilih yg sama mau.Ada berbagai level.Ke SClub Aja 085 878 695 123 B00002.2017M289547-3

CLEANING SERVICE Jasa bersih2 rumah/kamar kos/ kantor/ toko Area Jogja Minat Hub: 085728052222 WA:081802762227 B00002.2017M289353-3

Spesialis membersihkan km mandi kotor/berkerak jd brsih sperti bru lagi.081232406340(Alif) B00002.2017M290090-3

Obat Pria Dewasa No Efek Samping tahan lama 4jam Hrg100rb bs antar bergrnsi H:082323235953 B00165.2017.288282-3

SusuNabati plancarASI mama soya tbktiMnmbh kwnts&kwlts ASI.Di Apotek/Mnmkt tdkt 0817278232 B00812.2017.288189-3

OBAT ”085643643627”Obat mujarab khusus lancarkan telat bulan.2-3jam tuntas(jamin original 100%) B00002.2017M289692-3

”Akurat Mengatasi Tlat Bulan”trbkti 1x pke obat djmn tuntas.H”0877-88006996 gransi 100% B00002.2017M289213-3

”Aman tanpa efek samping”spcial obat telat bulan dijamin 100%-tuntas gransi H:085729925777 B00002.2017M289216-3

Obat telat bulan asli kw1(Depkes) aman,tntas,brgrnsi,no tipu2. bs dtmpat. H: 085740662009 B01347.2017M288395-3

PENGOBATAN Anda kurang perkasa?Hub:Intan 37th Call 087839647783 ahliny pengobatan bs diBuktikan nosms B00002.2017M289829-3

Anda pny pnykt slt dobti dktr/cpk/ pgl ln rmtk dll insya allah sy bs obati H:087845659278 B00002.2017M289680-3

Ibu Ida special sembuhkan lmh shwt,ED&bsrkn Mr.P Dijamin tuntas.085601939252/089672104375 B00002.2017M289421-3

ObatKuat,Viagra.PmbsrPns, HammerofThor,Vimax,TitanGel.PrngsngW. Alat Bantu P/W.AZAY:087739300704 Jl.Mglng Km12. B00074.2017.287399-4

Pijat sehat dan bekam bersertifikat ijin Dinkes 50rb dit4/pnggil P.Sutarjo HP 085729953927 B00002.2017M290042-3

Pijat tradisional ker ik lulur re fl ex s i d e n ga n B u Yay u k 082190735327 B00002.2017M289837-3

Pjt cpk drh tnggi vrtgo asma klhn pria/wnt B.Parmi blkgSPBU Singosaren Js60rb 087838287965 B01347.2017M286003-3

Pjt pgl2&trapi bu Wien.Jl Magelang km8 jmbtn lyang Jombor keutr 1km. Ada Eko ban ketmr 50m keutr 50m bk tiap hari pk9-19.Tarif pgl 75rb. Terapi 100rb B00001.2017M288275-5

Rahasia terapi urut khusus kejantanan/kewanitaan(bener2 trapi)ckp 80rb H.BuTri081392625717 AIR MINUM

B00812.2017.289732-3

Svs sumur bor/suntik/gali/pompa air sedot wc/mampet Jombor/ Jakal.Hub:087839417000 P.Taufik

B01347.2017M289937-3

Terapi mengatasi ED & lmhsyhwt 1jam lbh 100rb.Pjt capek 1jam 80rb. Hub:085878954510 Lia B00002.2017M289821-3

Trapi kluhan pria/wnt mtde pjt js60rb djmn smbh tnp obat H:B. Rub081804381859(trpi beneran

B00002.2017M286566-3

WC Penuh/Septic pnh,SalMmpet psg SvcP.Air.Smr suntik,bor,resapan air.H:085878955677 LsgTkg

B01347.2017M288523-3

Trima therapy kejantanan Akupresure Traditional mbak Ari. Tlp / WA. 0878 3861 9261

B00002.2017M289872-3

Pengguna TV Parabola yg siaran ato channelnya hilang hub:085247779704 menerima servis

B00002.2017M286075-3

SdtWC/salBntu/smrBorP.Mugi. H:087739270571 Jl.Godean/Gamping SVSPompa Jakal085327539598Cpdt

B00002.2017M286321-3

B00812.2017.289727-3

SKRIPSI A’Siap bantu skrpsi,tesis&dest all jur.Era(Jl.Janti Gdngkuning blkg STTL)551461/0818277603

B00001.2017M286846-4

CCTV CCTV400rb,ip wifi 700rb,2cam 1,4jt,4cam 2,4jt,Trm servis&Bs Krdt.081390624333/087739226000

B00002.2017M290197-3

Anda Diabet,Liontea solusinya byk yg sdh membuktikan.Harga 150rb. Hub Arofik 087839892848

B00002.2017M289816-3

B00001.2017M289786-3

Harga grosir/ecer macam2 alat listrik.Kunjungi:Berkat Listrik di Jl.Juminahan 3 Yogyakarta

HERBAL Agarillus plus teruji sembuhkan strok,jantung,tumor,diabetes, dll. Hub P Wijaya 085713576866

B00002.2017M289817-3

Gbr design/IMB plksanaan renovasi rmh kost dll.konsul&surve lokasi gratis&jjr.085868398654

B00002.2017M290074-3

087734273321 Dinda Manis Pijat/ Kerik khusus dipanggil diarea Jakal curhat ditempat

Rklme,Neonbox,signbord, hrftmbul, runingtext.Kwlts ok.ApillosGroup. 087734192690/632100

CV.CGM jasa bangun rumah,kos, ruko,ada byk contoh desain,amanah berkualitas 081229418751

LISTRIK 450W-1,2Jt 900W-1,6Jt 1300W-2,1Jt kos-kosan,Daya besar.081903777852-081328960707 Se-DIY

B00812.2017.289083-3

081329 5555 09 Della Massage di jamin Fresh&Rilex plyanan sabar tdk kecewa segera panggil!

REKLAME Jagonya standboth,grobak,sdia portabel.Kwlts ok.Apillos Group. 087734192690/632100

B01347.2017M281954-3

B00165.2017.287505-3

YOGYAKARTA

’Nikita bodyTreatmen promo fas AC,airPns dgTerapis cntik,ramah. WA087838450722/082242670094

B00002.2017M289861-3

ANGKUTAN ”taxibarang jogja”js angkut dlm&luar kota tarif mulai50rb 0812.1520.2888/ WA:0877.3989.1888

B00812.2017.287051-3

Sriwijaya gypsum Seyegan.Mgrjkn gypsum,bj ringan,cat.Hg 45rb/m grs 10th.tlp/wa081329623482

B00002.2017M286765-3

B00002.2017M289335-3

B00692.2017.289963-3

B00002.2017M288952-3

Nay Gypsum melayani Penjualan& Pemasangan Hg55Rb/m garansi 10th Maguwo Tlp/WA 081212336366

Ustz Mur ruwatan,lepaskn sgl pnderitaan,prslingkuhn&lncrkan usha,dagang,jodoh.087734239769

HIBURAN Organ tunggal, band (segala jenis musik),singer, sound system, MC, hub 0819 1492 5577

PROMO Canopy baja ringan 170rb/ m², 1hari selesai,awet,rapi,kokoh, garansi:Budi 081915240674

B00001.2017M288819-3

PIJAT & LULUR ”Dedy Pijat”utk pria(capek²fullbody,lulur komplit)Panggilan 24jam/dt4 HP/ WA:0877.3810.0343

B00165.2017.290010-5

Kanopi gogreen 100% antiUV lbh adem&tdk berisik kuat awet grnsi,200rb/m².Budi 085225801009

GYPSUM Bkh Gypsum jln Wts km 4,3.Jual bhn & pmsngn 50rb/m2 bjrgn 110rb/ m²Garansi 10th.08122751491

PENGOBATAN

B00002.2017M289823-8

MONEY CHANGER

B00002.2017M287170-3

Cnp bsi+atp plycbrnt/glvalum170/m pgr225 pntpgr325 trm brs grns.BarokahJayaLas082221486771

GIGI PALSU

RitualAslidayakDgnBuluhPerindubuat org Tunduk,Tergila2,Penyembuhan, Pelarisan,Sakit,Menyatukan yg hilang Hub:0822 2379 7788 - 0877 3910 3475

B00812.2017.287614-3

PELIHARAAN BU kucing Persia betina siap kawin 1Jt anaknya lucu bulutebal 3ekor 2Jt NG.Hp 087738921003

SPIRITUAL Konsultasi supranatural melayani: pembangkitan ilmu hikmah,buka aura,pengasihan,pesona diri,pelarisan dagang,rejeki, pengisian badan,pagar gaib/rmh/toko,pngambilan pusaka, ruwat,gngguan gaib,sedia ajimat(benda bertuah)085640222430/ 087839995009

Trpi keluhan kjantann hprtensi hpotensi vrtigo diabet P/W js 60rb 1jam B.Ambar087738856000 B01347.2017M288244-3

B00002.2017M289708-3

Ahli pjt BuTamara cpk kctit krik Prt. Tiap hari buka tmr PLN Rjownngun drmh.085713331980 B00002.2017M285780-3

Aidha massage ditemp a t r a m a h s a b a r . Te l p o n s e g e ra : 0 8 13 9 0 0 6 7 76 1 B00001.2017M290141-3

Anda capek mau pijat....? Hubungi : Dewi HP. 085927481597 di tempat B01347.2017M285800-3

Anda capek mau pijat? Hub: Yu Parmi HP 082136106297 bisa di tempat dan dipanggil B01347.2017M289389-3

Anggun msg mlyn pjt cpk2 ksleo urut kerik TmrPLN Rjwinangun 087836188700/082217309445noSms B01347.2017M290108-3

Anindya masage 25thn ditempat hub. Wa. 081336221233/pin bb. Dcbdaofc B00896.2017.289744-3

B.Sum trps cpk kseleo perut tdk enak krik.Tiap hri bka P4an Gedongkuning ktmr.085801292164 B00002.2017M285776-3

B.Tamara2 dg 3trps cpk kseleo Prt tdk enak krik.Bk pr4n RR JlWonosari kbrt 50m081567820005 B00002.2017M285778-3

Bk24jam Pjt Urut Khs Pria Dgn Tenaga Pria 48th Dit4 Anda serius 089523192160 B00002.2017M290035-3

Bowo32th (satpam)terima pijat capek dit4/panggil.Bertenaga.Dijamin fresh&beda.087731387048 B00002.2017M289468-3

Bu Wiwin spesial pijat terapi pegal² dan capek, Jl Parangtritis KM 15,5. Hb: 0821 3884 8584 B00002.2017M287328-3

Cantik Mssge.10tng Wnt Djamin Ramah,Muda&Berkelas.Hp. 081328273663/085643761789 B01126.2017.289771-3

Christine Massage(44) 087738707207 mlyni pjt cpe2,ksleo,klhn pria. Sbr,spn,nymn,bsCurhat.dit4 B01347.2017M289741-3

Exotic Spa mlyni tradnl mssg llr,body spa.RR Utr no19 MgwhrjoSlmn 087838185577(tdk bk cab) B00198.2017M289755-3

Fandy Massage melayani panggilan khusu buat cowok tenaga cowok 0895371538851 B00896.2017.289974-3

Grand OpeningAquarius Reflexy70rb per jam.Pasar Cebongan keUtara 100m,kanan jln.Widya,Siska,Wita,Amel 087839241530 B00198.2017M289393-4

Griya pijat bu ida.ringrod tmr dpn bascamb Suradi pasir modalan. pinD363AECB.hp082242135937 B01347.2017M288526-3

Ivan FreshMassage kebugaran aslibandung dT4/pgl wnt/pstri&pria 0895601166454 WA08996888258 B00896.2017.289745-3

Jogja Sehat Massage thrps pglmn free soft drink ruang AC parkir blkang Tlp/WA 081225447170 B01347.2017M288171-3

Lola 24th trima massage sabar ramah.Santai datang ya?Tlp 08773639-0691 B00002.2017M290094-3

Man For Man pijat urut Full BodyTenaga Pria.Hub:Neo 23Th 0895392385403 dit4/Pggln B00002.2017M289517-3

Massage tradisional Saraswati P/W dgn 2terapis ibu2 jln Wates km 6 dpn Effisiensi B00001.2017M290159-3

Massage,Ramah tamah cantik ditanggung fresh Hubungi:Rimi 081228209747

B00001.2017M287066-3

B00002.2017M289634-3

Markaz bnt skrpsi tesis olda dsrtsi grs Ngo SGM kSlntn dpnPuskesmasUmbulharjo 081227845566

mBak Titik MssgeTrdsionalCpk Ksleo bg Anda yng ingn frsh,rilek dtmpt/ dpnggl H:087843300929

B01347.2017M283710-3

SPIRITUAL ”Peramal Jitu & Solusi Akhir sgl. mslh” asmara,usaha,nasib,karir,rmh tgga,dsb. Garansi. H: Ki GaSaG, 087843219871 No.SMS

B01347.2017M289595-3

FITNES/SENAM Bugar&Sehat?Ikuti Zumba,Yoga, Pilates,Aerobic,BL&Fitnes.Kartika Dewi FC Jl.Bayangkara 35 T. 5304222 ext 8/WA 085228882300 B01033.2017M287807-4

B00002.2017M287820-4

100%Semar mesem 100% pemikat, Jodoh,buka aura,puter giling,kunci sukma,pelaris,wibawa,pekerja malam,buang sial,rezeki,karier/ sanggar Klenik Jogja:08174111101/ garansi sampai berhasil B00002.2017M289495-6

Anda ada mslh dngn ekonomi? perjodohan?kesehatan?bs knsltsikan kpd kami jg bs bntu penglarisan dlm usaha anda smp sukses.Serius SMS ke 085799952709

GIGI PALSU Ahli bikin gigi palsu behel karang gigi bisa dipanggil h:081578164456 /087838536979 Sleman

Mimin Pjt sht cpk2 e.d dll dtmpt ramah 081548267782 JEC keTmr 200m blkg pomBnsn keUtr 100m B01347.2017M288193-3

Mitha Massage Sabar & Ramah Hub: 089531606150 pinD7CCAE81 Khusus dipnggil dijamin Fresh B00165.2017.289750-3

Monica 21 th trima mssge di t4 ramah sabar cantik putih.Tlp 0877 3112 1285

B00830.2017M289941-3

B00002.2017M289689-3

Ahli gigi Jl.Wonosari km 5 Ketandan, Banguntapan Hubungi: 0817260624 – 081327696693

Mssge djmn fres 5trpis p4an Ketandan keUtr200m knn jlnUtr Nasmoco SriKemuning.085868657715

B01347.2017M288393-3

B01347.2017M286506-3

Ahli pasang gigi vaplas behel karang gigi.H:081392144450 bergaransi

Nabila pjet cpk2 krk llr djmin fres JEC kTmr400m PomBensin keUtr400m (4trpis) 081904021340

B00001.2017M290148-5

B00002.2017M285732-3

B01347.2017M287992-3

Solusi goib u/ kss pidana , pengasihan, pelarisan,tlt bln,cpt hml dll.H:Ki Wiro 087838971157

AhliGigi Muza psg gi2 palsu&behel brgrnsi&brkwlts hrg promo mul 45rb 087839090836 Kotagede

Nela 24th trima massage cantik putih ramah sabar. Hub:081804274289 dit4

B00002.2017M289636-3

B01347.2017M287209-3

B00002.2017M289688-3


JUMATLEGI LEGI88SEPTEMBER SEPTEMBER2017 2017 JUMAT

HALAMAN 17

T IAA TTEEPPAATOSII D E I D M E M PRROOM MOS UK P UUNNTTUSKNISS AANNDDAA BBIISNI PIJAT & LULUR New New Geisha Geisha Sln&body Sln&body tretmen tretmen brt brt p4an p4an Demak Demak Ijo Ijo 300m 300m stlh stlh jmbtn jmbtn utr/ utr/ knn knn jljl dgn dgn 55 traps traps muda muda aman,8aman,88mlm,087838235199 8mlm,087838235199B00002.2017M289442-4 B00002.2017M289442-4 Nia massage fres Nia cantik cantik 30th 30thsegar massage fres rilek rilek sabar,dijamin kembali.Hub sabar,dijamin segar kembali.Hub 081228430411 081228430411 B00002.2017M289904-3 B00002.2017M289904-3 Nita 19Th yg muda yg bercinta.KiNita 19Th yg muda yg bercinta.Kirana Mssg Ringrud Sltn.Kss Ditmpt. rana Mssg Ringrud Sltn.Kss SMS/WA:085600399914 Ditmpt. B00002.2017M289482-3 SMS/WA:085600399914 B00002.2017M289482-3 Novi pijat tradisional capek2 trf 70 bisa Novi pijat tradisional capek2 trf 70 bisa dipanggil.Benar2 pijat.083867101977 B00001.2017M290143-3 dipanggil.Benar2 pijat.083867101977 B00001.2017M290143-3 Pijat full body treatment buat lelaki dgnfullpemijat/terapis pria tempat Pijat body treatment buat lelabersih:081336124175 ki dgn pemijat/terapis pria tempat B00002.2017M288748-3 bersih:081336124175 Pijat Hesty melayaniB00002.2017M288748-3 pijat capek2 urut kerik HP: 081227063106 Pijat dan Hesty melayani pijat capek2 bisa di tempat&dipanggil urut dan kerik HP: 081227063106 B01347.2017M289390-3 bisa di tempat&dipanggil Pijat kebugaran tng wnt muda raB01347.2017M289390-3 sakan sensasinya dijamin puas,cobain Pijat kebugaran tng wnt muda raaja.087839276882 sakan sensasinya dijamin puas,cobain B00002.2017M287576-3 aja.087839276882 Pijat Pasutri & Wanita u Hotel & Kost Exclusif trf 100/Jam B00002.2017M287576-3 Good Atitude Pijat Pasutri & Wanita u Hotel & Kost PIN DA873E9B Exclusif trf 100/Jam B00002.2017M289864-3 Good Atitude PIN DA873E9B Pijat Sakura-2,mlyn pjt kerik urut B00002.2017M289864-3 085780001571 J.Pertanian tmr JEC Pijat Sakura-2,mlyn pjt kerik urut pelayanan ramah&sabar B01347.2017M288804-3 085780001571 J.Pertanian tmr JEC P i j a t s eramah&sabar h a t A r u m Pr i a & pelayanan B01347.2017M288804-3 Wanita.Hub:08224­ 2 67­7 041 /P P 80 Pr i a & i j iant BsBe:hDA a t 7 A r3u7m B00002.2017M289374-3 Wanita.Hub:08224 267 7041 Pijat / P i nSehat B B :Bapak DA 7 ABudi 3 7 8Jln. 0 Nogomudo Gowok Seberang Amplaz B00002.2017M289374-3 Telp HP: 0812 2702 0179 Pijat Sehat Bapak Budi Jln. NogoB00165.2017.290019-3 mudo tradisional Gowok Seberang Amplaz Pijat sekar Telp HP: dg 0812 2702 Kantil 0179 kinasih terapis profesional. B00165.2017.290019-3 085701497833 Pin D799B2D7 Pijat tradisional Kantil sekar B00812.2017.290150-3 kinasih dgTradisional terapis profesional. Pijat/Kerik 50Rb dt4/ 085701497833 D799B2D7 panggil Mas NurPin Jl.Wates Km3 B00812.2017.290150-3 Hb:083820707334 Benar2 Pijat Pijat/Kerik TradisionalB00165.2017.290190-3 50Rb dt4/ panggil Maskjntanan Nur Jl.Wates Pjt sehat,ttk 80rb,dgnKm3 terHb:083820707334 Benar2 Pijat & apis yg profesional cantik ramah B00165.2017.290190-3 sbr.Hub 087731385247 Pjt sehat,ttk kjntananB00001.2017M286035-3 80rb,dgn terPjt fulbodycantik khs pria dws apistrdtional yg profesional ramah & dtmpt/dpggl.Dimas 40th.HP/WA sbr.Hub 087731385247 B00001.2017M286035-3 087838667645 Pjt trdtional fulbody B00001.2017M289799-3 khs pria dws Rina mssg All in/fulbdy Jakal km15 dtmpt/dpggl.Dimas 40th.HP/WA sbr/rmh/baik hati 087834203383/ 087838667645 085879573300 dtg&buktikn B00001.2017M289799-3 B00002.2017M289835-3 Rina mssg All in/fulbdy Jakal km15 Riska Massage Di Jamin Fress sbr/rmh/baik hati 087834203383/ Rilek sabar ramah dtg aja DiT4 085879573300 dtg&buktikn tlp 085700683664 PIn 5f4b1d08 B00002.2017M289835-3 B00002.2017M289903-3 Riska Massage Di Jamin Fress Serly 25thn massage ditempat Rilek sabar ramah dtg aja DiT4 ramah,sabar,kulit sawomatang,montok. tlp 085700683664 PIn 5f4b1d08 Tlp:082220292363 B00002.2017M289903-3 B00001.2017M290140-3

SALON Lavender Sln Healthy Kpstr Relaksasikan badan Massge anda dengan muda rmh nyaman Jl.Mglg jari para putri Mustika SalonKm10 tmpt sltn sto soleh 082210271471 nyaman,AC,Prmpatan Dmk Ijo keB00165.2017.288272-3 Brt 500m stlh Jmbtan kanan jln prkr luas T:087838862100 B00002.2017M283324-5

Siapa cpt dia dpt almari kaca djl BANK brisi:Jas, jarik,kebaya,beskap,surjan BPR WS,Kredit BPKB/ dll.Hub Erwin Murah,Jaminan Gowongan JT3/342 SHM.Hub:Antok 082242696471,BoYk.0856 4041 6036 wo 087839423442 B00002.2017M290056-4 B00001.2017M289279-3

GADAI ”Gadai tanpa bunga Mobil / BANK motor+STNK HP,tablet,laptop ,TVLED,cair 087738443488 BPRWS,Kredittinggi Murah,Jaminan BPKB/ B00002.2017M289463-3 SHM.Hub:Antok 082242696471,Bo0858 7857 8464(WA)/0878 3831 wo 087839423442 0485.Gadai mtr/mbl/BPKB langB00001.2017M289279-3 sung cair,aman&resmi tnp surve GADAIB00001.2017M289957-3 5 Menit cair tanpa bunga mobil/Min ”Gadai tanpa bunga Mobil / motor th12+STNK HP,Laptop,TV motor+STNK HP,tablet,laptop LED,cmra DSLR.085228886251 B00002.2017M289461-3 ,TVLED,cair tinggi 087738443488 B00002.2017M289463-3 5Mnit cair gadai BPKB mtr/mbl 93Up,Taksiran tinggi,resmi 0858 7857 8464(WA)/0878 OJK. 3831 Syrt dbantu,Heni 087739577771 0485.Gadai mtr/mbl/BPKB langB00896.2017M287696-3 sung cair,aman&resmi tnp surve Bth dana mddk cpt&lgsg cair.Jaminan B00001.2017M289957-3 Mtr+STNK/BPKB aman&resmi. 5085100875853/087838100580 Menit cair tanpa Mtr bunga mobil/Min motor th12+STNK HP,Laptop,TV B00692.2017.288768-3 LED,cmra DSLR.085228886251 Dana Sebrakan SHM Talangan TuB00002.2017M289461-3 tupCair Titip Mobil+STNK Aman 5Mnit cair gadai BPKB mtr/mbl ResmiH:088215199748 B00896.2017.289976-3 93Up,Taksiran tinggi,resmi OJK. Dna Syrt lsgcair.Jmnn dbantu,HeniBPKB/ttpmtr/mbl+ 087739577771 B00896.2017M287696-3 STNK.Amn&dpt cshbck.JlGodean Km4.085747000838/087738829877 Bth dana mddk cpt&lgsg cair.Jaminan B00001.2017M289609-3 Mtr+STNK/BPKB Mtr aman&resmi. Gadai BPKB mtr/mbl cukup KTP,KK 085100875853/087838100580 1jam cair No BI cek No surve penB00692.2017.288768-3 datang ok SMS SHM 085729297777 Dana Sebrakan Talangan TuB00896.2017M287694-3 tupCair Lngs cairTitip jmnnMobil+STNK BPKB mbl/mtrAman NoRiResmiH:088215199748 ject proses dbantu pasti ACC cair B00896.2017.289976-3 tinggi,Elsa 087738088883 B00896.2017M287692-3 Dna lsgcair.Jmnn BPKB/ttpmtr/mbl+ STNK.Amn&dpt cshbck.JlGodean Km4.085747000838/087738829877 B00001.2017M289609-3

Gadai BPKB mtr/mbl cukup KTP,KK 1jam cair No BI cek No surve pendatang ok SMS 085729297777 B00896.2017M287694-3

Lngs cair jmnn BPKB mbl/mtr NoRiject proses dbantu pasti ACC cair tinggi,Elsa 087738088883 B00896.2017M287692-3

Ingin uang Anda kerja l e b i h p ro d u k t i f ? S M S / WA : ” u a n g ” k e 0 8 5 8 4 8 9 0 6 13 2

Spesial pijat 77 ribu bisa panggil. Siva,Septi,Lin,Ve.Pjt,kerik90rb/jm Hub dengan mas RRutr085708279825 Selt Casagrande081915468543/ Paijo Tks DA40EBF3

Invest 20Jtan di Cripto Currency 1Th sd 2th Estimasi Laku 400Jt sd 1Milyar telah diBuktikan oleh INVESTASI BitCoin Hb:082136030330 B00165.2017.290020-4 Hny dg 35Jt Anda sdh pny Apotek Lok Strtgs Pst Kota Yk Minat?Hub: 081330632045/081809267076

B00002.2017M289898-3 B00198.2017M289395-3

Spesialis pijat laki²,Jl Paris Spesial pijat 77 khs ribu bnsn bisa panggil. km15,Patalan,Pom kslt.Ibu Hub 085708279825 dengan Reni Bariah,081390233408 mas Paijo Tks B00002.2017M288318-3 B00002.2017M289898-3 Srini Semox massage mandi lulur Spesialis pijat khs laki²,Jl Paris Spa dll pelayanan ramah & sabar km15,Patalan,Pom bnsn Hub : 0878 3940 4088 kslt.Ibu B01347.2017M290106-3 Reni Bariah,081390233408 B00002.2017M288318-3 Topitu.Pijat kesehatan(50rb 1,5 jam. Srinikhusus Semoxpria.Sms:085878632229 massage mandi lulur Pijat Spa dll pelayanan ramah & sabar & 082328309687 B00001.2017M289943-3 Hub : 0878 3940 4088 B01347.2017M290106-3 Vivi massage rmh sabar full servis d jminkesehatan(50rb puas.081809749333 Topitu.Pijat 1,5 jam. NO melayani panggilan) PijatSMS(hny khusus pria.Sms:085878632229 & 082328309687 B00001.2017M289789-3 WonderfulMsg kpster mantap,Jl. B00001.2017M289943-3 RRbrt P4anDemakijo keutr2Km tmr Vivi massage rmh sabar full serjln(sblmSlknMtrm)085643030463 vis d jmin puas.081809749333 B00812.2017.289734-3 NO SMS(hny melayani panggilan) B00001.2017M289789-3 SALON WonderfulMsg kpster AngelineSpa nkmti msgmantap,Jl. dg nuanRRbrt keutr2Km sa BaliP4anDemakijo trdsional&armtherapi t4tmr Jljln(sblmSlknMtrm)085643030463 SidomoyoGodean.085875986978 B00812.2017.289734-3 B00002.2017M286384-3

Cemara SpaSALON & Reflexiologi pria & wanita free minuman 081226435887 AngelineSpa nkmti msg dg nuanTajem Baru Maguwoharjo B00002.2017M290029-3 sa Bali trdsional&armtherapi t4 JlSidomoyoGodean.085875986978 Relaksasikan badan anda dengan B00002.2017M286384-3 jari para putri Mustika Salon tmpt Cemara Spa & Reflexiologi & nyaman,AC,Prmpatan Dmk pria Ijo kewanita freestlh minuman Brt 500m Jmbtan081226435887 kanan jln prkr luas T:087838862100 Tajem Baru Maguwoharjo B00002.2017M283324-5 B00002.2017M290029-3

Siapa cptSln diaHealthy dpt almari kaca djl Lavender Massge Kpstr brisi:Jas, jarik,kebaya,beskap,surjan muda rmh nyaman Jl.Mglg Km10 dll.Hub Gowongan JT3/342 sltn sto Erwin soleh 082210271471 Yk.0856 4041 6036 B00165.2017.288272-3 B00002.2017M290056-4

PROPERTI AGEN PROPERTI Mbah Ngati melayani jasa jual beli tanah&bangunan.Hub:08568498799 gratis,nego lsg pemilik B00002.2017M288972-3

rumahjogja.net :super market property diJogja,untuk info titip jual.WA= 081 313 889944 B00002.2017M290058-3

Siap membantu jual/beli tanah dan bangunan di Jogja.Hubungi:Bpk Rahmat 087738356503 B00001.2017M287062-3

APARTEMEN DIJUAL Apartemen mewah diJl Solo Sblh Barat Transmart Hg.325-380Jt Strata title.Hub:081911060905 B00002.2017M289528-3

B00002.2017M289782-3

B00198.2017M289120-3

KOST infokost.com :Poro sedulur pemilik Apartemen di Jogja,monggo iklan disini aja : 0817711133 B00002.2017M290059-3

infokostjogja.com :Poro sedulur pemilik Kost di Jogja,monggo iklan disini aja : 0817711133

B00002.2017M290064-3

Kos blkng Ambarukmo Plaza 57KT+Rmh Induk Mewah.Sudah Apraisal Bank.Dpn Kampus.082177332929

B00001.2017M288002-3

Pnjmn renov,usaha,TO min 5jt tnp agn/ PEMBIAYAAN agn SHM/BPKB bunga 0,6-1%person/bank081902619685 Seno 1Jam cair,tnp survey&BI check B00001.2017M289966-3 jaminan BPKB motor.STNK mati bs proses.Wawan 082220340888 Proses cepat Jaminan BPKB mtr B00002.2017M289687-3 Minth2000 H:IlhamKSP Kresna Finance Anda modal Primadana Hp/WAbth 081802625375 solusinya.Resmi&Djamin Aman,bunga B00002.2017M290079-3 rendah,BPKB&SHM.0274 555123 PstiCairHrIni JmnknBPKBmtr/Mbl B00001.2017M285881-3 NoSurvei,NoPot.Rsmi&Aman NonAB Bth dana angsuran mingguan jamBs.081327500706/087739269702 inan akte nikah/akte lahir KSP MuB00692.2017.289378-3 dah Jaya.Hub:081809751538 B00002.2017M289868-3

B00002.2017M287702-3

CATERING JM Catering:bx ater2 ml25rb,bx aySAUS am uthKECAP ml48rb,bx&kendr ml23rb,bx Kecap Cap AyamJago.Bhn mkn mlSpcial 6rb,prsmn,pkt nkh,dkr. organik+rmpah2.Cck u/Soto,sate 085743313277/087738315035 B00001.2017M290185-4 dll.AdaP.IRT Yk 081804284803 B01033.2017M285828-3 Nemawi Catering:ns dos,ns bungkus ,lunch boxPEMASOK mulai 6rb krywn,skolah, pabrik.Free delivery&sampel grts. Telor bebek langsung petani 1350 Sms/WA:085643497676 s/ 1650/butir asin 1800 wonosari B00001.2017M289297-4 stok banyak.085862193348 B00692.2017.289960-3

FOTO COPY Jual Foto copy all type paket usaha awal harga mulai 12jt.H 0822 2135 0698/0878 3986 3596 B00812.2017.285835-3

KECAP & SAUS Kecap Spcial Cap AyamJago.Bhn organik+rmpah2.Cck u/Soto,sate dll.AdaP.IRT Yk 081804284803 B01033.2017M285828-3

PEMASOK Telor bebek langsung petani 1350 s/ 1650/butir asin 1800 wonosari stok banyak.085862193348

B00001.2017M289615-3

B00812.2017.288617-3

087739344131(Kota)081915554651 (Godean)Lyann kredit mgguan jminn trtulis 750-2Jt.H.Sgra KARTU KREDIT B00002.2017M289917-3 Bank Syariah,pembiayaan u/brbGstun&Plnsan VISA,MASTER,JCB, BUagai kperluan anda.Jaminan BPKOPINCARDNOLIMIT&ALLNOMINAL KB/Sertifikat.Ridzo 085643464080 H+0=2.7%,H+1=2.5%081226828181 B00001.2017M287997-3 B00001.2017M289615-3 Bth Dana jmnkn BPKB mtr.1 Hr cair,NSC Finance solusinya,trm KREDIT utuh,dsc angs.Aji 085729391604 -Butuh dana cepat B00385.2017M289969-3 titipkn motor atauJaminan mobil anda pada kamiTh90 atau BU BPKB Mtr/Mbl BPKB,prosesCpt.087838632727 TOTanpa Pot..Aman Resmi CeB00812.2017.288617-3 patH.087838796669 B00896.2017.289975-3 087739344131(Kota)081915554651 Butuh dana modal usaha?Jaminan (Godean)Lyann kredit mgguan jminn BPKB/Sertifikat.Cepat&murah.H:Ari trtulis 750-2Jt.H.Sgra 083840120708/08174113655 B00002.2017M289917-3 B00001.2017M288000-3

KOST Kos Putra Jakal Km7 Kmr Mandi Dlm Dekat Jajanan 300-500/Bln Kmr Besar bisa2org/08164222815 B00002.2017M290088-3

Kos Putra Jl.Nogosaren Baru 20A RT/RW 07/21 Demak Ijo Jl.Godean Km4,5 Hub:081 2295 4495

B00002.2017M289522-3 B00001.2017M289604-5

Dana tunai.Proses cepat,resmi&aman. Jaminan BPKB motor/mobil.Hub:Agus 083867222297(SMS/WA) B00002.2017M289862-3 Dsni semuaLAPTOP dipermudah...Gadai Dbeli terus hrga bersaing segala BPKB mtr min th2007.Proses cpt kondisi tnpa potLaptop/LED/DSLR/PC/Bartlp/WA 0895390036323 kas/Dll 087738844475 SMS WA B00002.2017M289947-3 B00002.2017M287702-3

B00002.2017M289475-3

Kos:AC,TV,Wifi,KM dlm,Almari,S. Bed,Aman,Tenang Jl.Godean Km4 Strtgs,1,1Jt/bln.082136123013 B00002.2017M289503-3

Kost putra muslim msh ada 7 kamar kosong.Tmpt nyaman,bersih 300rb/ bln.Hub:081990593017 B00001.2017M290001-3

Maleo Kostel.Aman,nyaman&brsih. Fas:lngkp.Hrg mulai 200rb.Lok:Jl. Surayudha Gg Kenari No31A Swakarya&Jl.Cempaka Putih No8B Deresan Sleman.Hp:08118700065 B00002.2017M287335-5

Pondok Anissa,Kost Exclusive& Paviliun,Seturan,Harian/Blnan, 087839735111,paviliunanissa.com B00001.2017M282221-3

Terima kos putri Pugeran MJII/57(dkt Jokteng brt)brsh,nyman,fas lkp 375rb/bl.H:08562737363 B00002.2017M288820-3

Twitter @info_kost_jogja & @JogjaKoster : promosikan video kost anda disini. WA 0817711133 B00002.2017M290068-3

RUMAH DIJUAL

B01347.2017M289748-3

Jual Foto copy all type paket usaha awal hargaLAIN-LAIN mulai 12jt.H 0822 2135 0698/0878 Dcr Anak 3986 muda3596 min18th,suka B00812.2017.285835-3 traveling,P/F,allbck,mau bljr sbg Mulai 20jt FC PROMO TERMURAH. coach Ntrisi T/WA:08179411767 B01126.2017.289777-3 Ready stock Canon IR 5020/5000.MiDgn kecil dpt untung bsr,Dari noltamodal 350/521/601 H:087738764588 B00074.2017.289723-3 hsl transaksi dua arah resmi Pemerintah Kementerian Perdagangan,H:M. GENSET Haris 0818152626 B00001.2017M289785-4

B00001.2017M290151-3

B00002.2017M279394-5

Ga plu Modal byk,dg 100rb 1x seumur hdp FRANCHISE sdh pny agen resmi u jual Pls,Token,BPJS,dll jutaan/bln. Franchise Pom Pulsahsl GRATIS, bagi Info WA:087705571092 hasil 300.000/hari, mau? Silahkan B00001.2017M290192-4 hubungi: 0852 0085 8899 Gratis. Bimbingan bisnis online sampai bisa.Produk sdh B01347.2017M289748-3 tersedia Hub WA/sms: 0821 3837 3443 LAIN-LAIN B01347.2017M286213-3 Dcr Anak muda Ikuti Lunch Businessmin18th,suka Gathering cara traveling,P/F,allbck,mau bljr sbg cepat raih 100Juta.Bonus Voucher coach Ntrisi T/WA:08179411767 800Rb.HP:085725907688 B01126.2017.289777-3 B00002.2017M289891-3

Dgn modal kecilsubsidi dpt untung bsr,Dari Ingin dapat sembako hsl transaksi dua20-50% arah resmi? Pemermurahdiskon SMS/ intah Kementerian Perdagangan,H:M. WA:”Sembako”ke 085848906132 Haris 0818152626 B00198.2017M288402-3 B00001.2017M289785-4 Jika Anda Pemain Network Dgan Dicari pendana makan Modal 1Jt Ingin utk Hslrumah Jtan/hr? Hub WA:0821 3603 0330 (Bisnis Jarindan kos2an executive di Jogja.Bgi gan termudah yg sy alami) yg serius h:081225336186 B00165.2017.289584-4 B00001.2017M290151-3

Kalau anda inginumum,menahun, jadi wiraswasta Gratis! Konsultasi sebelum lulus SMP danKOTA SMU jadikronis,keturunan,invest Cinkanlan NKRI di awal mudamu.Kirim ema Mall,Gelato GEKO.Dr.Yurike CV dan lamaran ke PO BOX 6332 081390560317.WA/SMS:Nama,HP. YKGD 55233A Yogyakarta Harga Pribadi,keluhan/pertanyaan Pembelian Rp.1.000.000 B00002.2017M279394-5 B00002.2017M289865-6

B00001.2017M289804-3

Hy dg Angs DP/KPR 700rb/blnbs py rmh mrh 123jt cash 107jt.SMS/ WA:”Rmh 700” ke 085848906132

B00002.2017M290053-3

Peluang usaha sangat menguntungkan jualan ayam krispy/ayam geprek KURSUS (Ayam Disetori)sdh siap yg serius ’Kursus stir mobil FADLI murah Hub:Langsung Mandiri Group Jandan bisa antar22jemput.Hubungi: ti081328856284 Gang Damar 082133363333 / 0274-388866 B00002.2017M289403-6 B00812.2017.289225-3

Tukarkan Lemakmu menjadi Uang!!Sy Les Asing/komputer/Akutansi turunbhs 15kg/4bln lbh Sehat&Berstamina sertifikat.Hub PIC jl.Nakulo 16A WiTlp/WA:08179411767 robrajan YK 370520 B01126.2017.289778-3 B00002.2017M290047-3

B00002.2017M290136-3

B01126.2017.289981-3

Stir AlFattah Maguwoharjo.Utk pemula&spcialis orgTkut.AdaT4 khs latihan.WA/SMS085701155141

Lulus SMA/SMK semua jurusan SEMINAR bingung??Kuliah saja di AkadeAnak sy di SD diYogyakarta.Biaya bwh rata2, IQSMP mi Pertanian 95,awal SMA 107 ,SMA akhir115,S1 terjangkau,bisa sambil kerja,tanpa UGM cum laude,S2 beasiswa,diterima uang gedung&SKS variabel lulus TELKOM (POA) bisa wirausaha,kerja di Instansi B00385.2017M289531-4 Pemerintah,BUMN&swasta AkreKursus parenting POA,PenguatanOtak ditasi B.Telp 087869090002 B00002.2017M287060-8 Anak,pembcr 1jt dg pesrtatak terbatas,085 747 351 475.Simak www. LAIN-LAIN poanak.blogspot.com B00385.2017M289533-4

Sabar ngomong dg ketua komite SD, jadilah mitra POA (seminar Penguatan Otak Anak),fee 50% harga seminar,085 747 351 475 B00385.2017M288157-4

UNIVERSITAS Kami dr konsultan pendidikan memberi solusi utk mhs DO/pin-dahan. sgr wisuda,resmi dan terakreditasi.Hub: 0878 4570 6200 - 0813 2514 0680

B00002.2017M290077-3

PEMBERITAHUAN Anda sulit cr krj?Krn faktor usia&tdk punya syarat²nya.H087843155080 P Nur Jakal Kentungan

HOTEL/PENGINAPAN TOUR & TRAVEL Anggun 30-50rb nginap kmd dlm,TV HAJI/UMROH LED 32”,free wifi,Aman.Jl Kaliurang UMROH 22,5Jt all-in Embarkasi KM 19 H:085868248449 SOLO,lngsung Solo-Jeddah pswt B00002.2017M289682-3 Garuda hotel dkt Madinah Al Eiman Hutama Hotel AC, km mandi, Makah Al Massa.Jdwl 28Des 2Jan TV. : Telp 6645766 6FebHubungi 8Mart 3April.PT SBL ijinatau Kemenag RI 561 th 2016 DIY no.444 087738061411 th 2017.Alamat jl.Janti 12 GDkunB01347.2017M289199-3 ing.Hub: 0817260334 B00002.2017M289667-8

Umroh Promo Mulai 19,5Juta By Garuda, Star Jogja Minat Hub: 081 2273 7993 B00165.2017.287493-3

HOTEL/PENGINAPAN Anggun 30-50rb nginap kmd dlm,TV LED 32”,free wifi,Aman.Jl Kaliurang KM 19 H:085868248449 TIKETB00002.2017M289682-3

Hutama Hotel AC, km mandi, TV. Hubungi : Telp 6645766 atau 087738061411 B01347.2017M289199-3

B00002.2017M289645-3

Banyak mslh,banyak hutang, rezeki seret SMT solusinya 12jam 7hr sukses.Hub: 082374731969 B00002.2017M290100-3

Samodra Jaya-tempat pelatihan hipnoterapi.Sbg Terapis&Penghusada. Sehat tnp obat.0811266044

TIKET

B00002.2017M289514-3

B00692.2017.289554-5

Menerima Pendaftarn MHS BARU STIE SBI JOGJA Terakreditsi B ProPENGUMUMAN di Akuntansi & Manaj Bebas Uang Gedung&SKS SPP 375.000/blNett Info&Permhonan brosur:SMS&WA 081329430001 PinBB:D9EC2190 B00165.2017.289751-6

Lulus SMA/SMK semua jurusan bingung??Kuliah saja di Akademi Pertanian Yogyakarta.Biaya terjangkau,bisa sambil kerja,tanpa uang gedung&SKS variabel lulus bisa wirausaha,kerja di Instansi Pemerintah,BUMN&swasta Akreditasi B.Telp 087869090002 B00002.2017M287060-8

LAIN-LAIN

B00812.2017.288190-3

Stir Utama Trmurah diJogja.Ertiga ,Avanza,Xenia.80rb/2jm.Jl Monjali 89A 625420/081226634194 B01126.2017.289773-3

KURSUS ’Kursus stir mobil FADLI murah dan bisa antar jemput.Hubungi: 081328856284 / 0274-388866 B00812.2017.289225-3 Les bhs LES/PRIVAT Asing/komputer/Akutansi Dongkrak nilai,Privat All MapelSD/ sertifikat.Hub PIC jl.Nakulo 16A WiSMP. Hub:YK Arka Paramita EduJl.Palrobrajan 370520 B00002.2017M290047-3 agan Yk WA:081578597262 B00385.2017M289530-3 Pelatihan potong rambut pria modLes SD/SMP/SMA NemTinggi/UGM/ ern/barber dg berbagai model UNY Hub:Nindya Gama terkini.H:0812 2458 2612Jl Nakulo B00002.2017M290136-3 16A Yk 378520 HP 085647642944 B00002.2017M289178-3 Sln 150,R pengntn 500,Jahit,Behel, Privat mulai 10rbAls,www.kursuskuDtg ke Rmh siap Bbrshop,Sulam UN TK/SD/SMP/SMA Smw Mapel sumatiara.com 087838244799 B01126.2017.289981-3 082226006800 GamaCendekia B00001.2017M290153-3 Stir AlFattah Maguwoharjo.Utk Private SD-SMA bisa di rumah/bimpemula&spcialis orgTkut.AdaT4 bel, ringan, SSI Jln Monjali,telp/ khs biaya latihan.WA/SMS085701155141 WA. 0856 2965 475 B00812.2017.288190-3 B00812.2017.289563-3 Stir Utama Trmurah diJogja.Ertiga ,Avanza,Xenia.80rb/2jm.Jl LES/PRIVAT Monjali 89A 625420/081226634194 Prvt all Mpl,Mtk,Fis,Kim,B.Ing,IPA B01126.2017.289773-3 &IPS,siap UTS/UAS u/SD-SMA/ SMK.H:Alfarabi/081226868818

KEHILANGAN Hilang STNK AB2167RA an David Budi Wibowo Yamaha Vega Th2008 alamat Jl Paris 42/44 Jogja B00002.2017M289907-3

PENGUMUMAN

PEMBERITAHUAN AC faktor usia&tdk Anda sulit cr krj?Krn punya syarat²nya.H087843155080 Artcool Teknik trm Srvs,Ac eror P NurIsi Jakal Kentungan Jual-Beli mati Freon,B/Psng B00002.2017M289645-3 H081804046208/085226003505 B00165.2017.289752-3 Banyak mslh,banyak hutang, rezeSgl ttg ACruang:Srv,Bkr/Psg Sw,Psg ki seret SMT solusinya 12jam 7hr AC Br/Bks(bs TT) SelarasAlam sukses.Hub: 082374731969 B00002.2017M290100-3 AC:081226954977&081804217819 Samodra Jaya-tempat B00692.2017.288767-3 pelatihan hipnoterapi.Sbg Terapis&Penghusada. MEUBELAIR Sehat tnp obat.0811266044 BarKas BarKas MebelB00002.2017M289514-3 Jati, Jual ratusan lmari meja kursi.Kweni Jl.Bantul km5 T.08122700229 B00714.2017M287853-3

Sofa 221AYLA+MjKc=1895rb.SprngAC bed set 160x2m=1495rb.SinarSurya Jl.Kyaimojo79.T583740 MgBkeror Artcool Teknik trm Srvs,Ac B01126.2017.289774-3 mati Isi Freon,B/Psng Jual-Beli H081804046208/085226003505 B00165.2017.289752-3

Sgl ttg ACruang:Srv,Bkr/Psg Sw,Psg AC Br/Bks(bs TT)BEKAS SelarasAlam BARANG AC:081226954977&081804217819 Barkas Bantul:Beli tinggi Barkas, B00692.2017.288767-3 Laptop,Mebel,Alat RT,Fitnes,TV ,AC,Dll CP/WA 087739293678 MEUBELAIR B00002.2017M288987-3 BarKasIsBarKas Jati, JualmemratuMb@ JualbeliMebel brg bks siap san lmari meja kursi.Kweni Jl.Bantul beli elektrnk,prlngkapan RT,eta­ km5 T.08122700229 lase,grobakdll.081904175509 B00714.2017M287853-3 B00002.2017M285433-3

Sofa 221AYLA+MjKc=1895rb.Sprngbed set 160x2m=1495rb.SinarSurya Jl.Kyaimojo79.T583740 MgBk B01126.2017.289774-3 TANAMAN HIAS Wit gedhe:garap taman,mangga ,durian,jambu,klengkeng,apokad dll.Hub WA/HP:08122707724 BARANG BEKAS B00001.2017M288043-3 Barkas Bantul:Beli tinggi Barkas, Laptop,Mebel,Alat RT,Fitnes,TV ,AC,Dll CP/WA 087739293678 B00002.2017M288987-3 Mb@ Is HAJI/UMROH Jualbeli brg bks siap memUMROH 22,5Jt all-in Embarkasi beli elektrnk,prlngkapan RT,etaSOLO,lngsung Solo-Jeddah pswt lase,grobakdll.081904175509 B00002.2017M285433-3 Garuda hotel dkt Madinah Al Eiman Makah Al Massa.Jdwl 28Des 2Jan 6Feb 8Mart 3April.PT SBL ijin Kemenag RI 561 th 2016 DIY no.444 th 2017.Alamat jl.Janti 12 GDkunTANAMAN ing.Hub: 0817260334HIAS B00002.2017M289667-8 Wit gedhe:garap taman,mangga Umroh Promo Mulai 19,5Juta By ,durian,jambu,klengkeng,apokad Garuda, Star Jogja Minat Hub: 081 dll.Hub WA/HP:08122707724 2273 7993 B00001.2017M288043-3

B00002.2017M289884-3

SEKOLAH Sekolah Alkitab jarak jauh WBS World Bible School Info & Pendaftaran kirim nama & alamat lengkap SMS/WA 081328805341 www.wbsindonesia.com Gratis LES/PRIVAT B00002.2017M286096-5 Dongkrak nilai,Privat All MapelSD/ SEMINAR SMP. Hub:Arka Paramita EduJl.PalAnak sy di SD di bwh rata2, IQSMP agan Yk WA:081578597262 B00385.2017M289530-3 95,awal SMA 107,SMA akhir115,S1 UGM cum laude,S2Nem beasiswa,diterima Les SD/SMP/SMA Tinggi/UGM/ TELKOM (POA) Gama Jl Nakulo UNY Hub:Nindya B00385.2017M289531-4 16A Yk 378520 HP 085647642944 Kursus parenting POA,PenguatanOtak B00002.2017M289178-3 Anak,pembcr 1jt dgDtg pesrtatak Privat mulai 10rb ke Rmhterbasiap tas,085 747 351 475.Simak www. UN TK/SD/SMP/SMA Smw Mapel poanak.blogspot.com 082226006800 GamaCendekia B00385.2017M289533-4 B00001.2017M290153-3

Sabar dg di ketua komite Private ngomong SD-SMA bisa rumah/bimSD, jadilah mitra (seminar bel, biaya ringan, SSIPOA Jln Monjali,telp/ Penguatan Otak475 Anak),fee 50% WA. 0856 2965 harga seminar,085 747 351 475 B00812.2017.289563-3 B00385.2017M288157-4

B00165.2017.287493-3

TRAVEL Qyta Trans,Mlyn Jog-Sidareja, Pangandara,Blora,Purwokerto Hub: 08112922269, WA:085878794456 B00896.2017.289972-3

!

PASANG

IKLAN

TRAVEL H U B U N G I Qyta Trans,Mlyn Jog-Sidareja, Pangandara,Blora,Purwokerto Hub: 0274 557 687 08112922269, WA:085878794456 (HUNTING) Ext. 417B00896.2017.289972-3

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

Rumah type 29 hrg mulai 120Jt’an dkt Wates Kulon Progo Kawasan 2Ha SHGB & IMB.081329391565

Promo Tsalasa Mulia Residence Bangunjiwo 8unit kavlng siap bangun 5mnt keUMY hrg mulai 259jt 2KT1KM SHM bs KPR,lantai granit.085800090007/085743340074

2Unit startegis,mewah,granit. Jl.Imogiri Brt Km6 Blkang Psr Ngoto jln aspal mbl papasan LT110 LB70 3KT 2KM carport2mbl, 625Jt 0818465555/081915536363

Dalam Kodya Selatan Kampus UTY Mobil masuk.Hrg 600an Jt.Bisa dibeli tanah.082177332929

Jl rmh prum Tglrejo lok pggr(hook) Aks jl4m LT146mLB54LD11m.Dkt SprIndo&Atlnta.087739056452

RmhSiapHuniDktUMY.PggrJlRyLT222B175BsU/Ush2200wPamSmrTlp .1.45M.08112512599/085740292300

B00002.2017M289190-3

B00002.2017M288496-5

11unt bangunjiwo dkt UMY 74/36hrg murh254jt free pjak, bnus isi rumh&tmn SHM spek istmw legalits trjamin 0877 38504242/082225453220 wa B00896.2017.289746-5

476/300Jt NG kwsan rame bgs utk Ruko jl aspal Jl.Gemasari kec Suradadi Tegal.T081327955224 B00002.2017M289432-3

Rmh LT95m² 900W PDAM msk motor blkg sel SD Kanisius-Notoyudan H.240Jt(Nego).H:087822797767 B00002.2017M289348-3

The Orchid Premium Residence Perum Mewah diPajangan Bantul Gratis NMax @250Jt.085228055235 B00002.2017M289465-3

Dijual Rmh dlm kota 2KT,2KM,Dpr. RTamu,RMakan L81m, 50m dr jln raya H.225Jt/ng 081224148588

AslLkuKppetKosElitLuxDiGdKningKodyaL40LB160m3Lt8Kt3Kmd LtGrntPrsBgnByr3bl499JtH087843336660

B00002.2017M289385-3

Djl Rmh siap Bgn Ls100m Ld9m T.40 h:360Jt,tmr Tajem. 0878382 33569,081578073304,081328894140

Dijual rumah LB 65m2 LT 115m2 =180jt di Murtigading Sanden Bantul 085101849222 B00692.2017.287419-3

Heboh. Rumah murah &strtgs hny 250jtdkt Kidsfun 50m pinggir jl Wonosari087733663336 B00198.2017M288826-3

Jl Wates dlm perum 15mnt dr Pst Kota T45/88 2KT1KM dpr pgr crport 297Jt bsKPR 081288768870 B00002.2017M289632-3

Jual rumah SHM LT 110 LB 80m, kmtdr,2km,dpr,rklg,rtm,mbl msk 180jt Piyungan keUtr 3km psr Gendeng ke tmr 2km 085728355231 Maaf jangan SMS&tanpa makelar B01347.2017M289743-5

Mrh rmh br siaphuni 45/112 H195Jt dlm Perum Bumi Trimulyo Jl Imogiri Tmr Km10.085743729931

B00002.2017M285419-5

Cluster Condongcatur utara JIH, Hartono Mall.Aspal Papasan Mobil.Hrg 600anJt.082177332929 B00002.2017M289845-3

Dijual tnh&rumah.Fasilitas lengkap. LS658m² LD9,5m.Lokasi Jl Kapten Haryadi Sleman ke selatan 50m. Hrg 6,9Miliyar.Bs Nego.Yg serius Hub:081216653380 B00002.2017M290034-5

B00165.2017.290018-3

B01126.2017.290165-3

Rmh L280m,Lb180,mbl msk,900W, SHM,Tirtonirmolo Kasihan-Btl,400jt H:087839761196/0818270011 B01126.2017.289776-3

Rmh siap huni,LT118m,LB135m, 2lt,KT4 KM3,Rkel,dpr,mushola, garasi&hlmn luas,bgnn br,bata merah,lntai fulkramik,ky jati, SHM, 400jt,Prum Sedayu Permai C 102,jl Jogja Wates km10 sltn kmps Mercubuana dkt ke waterpark.HP:081392991001 WA:081931706374 B00001.2017M289944-8

Siap Huni Type 60/150,2KT 1KM hrg 450Jt Nego.Selomartani Kalasan H:02744542925/08174124319 B01126.2017.289765-3

B00002.2017M290087-3

Bth dana utk renov rmh?Prss cpt. Ang ringan.KSP MAS 08156621644 Jl Tajem,Dero,Wedomartani

B00830.2017M289754-3

Menerima jahitan kaos trening dll. Hub: 085803654525/087835764787

B00002.2017M286096-5 B00165.2017.289751-6

KEHILANGAN Hilang STNK AB2167RA David Hlg STNK AB2708LQ a/nan Andreas Budi Wibowo YamahaJoho VegaRt05/59 Th2008 Triyono d/a Sengkan alamat Jl Paris Depok 42/44 Jogja Condongcatur SlemanYK B00002.2017M289907-3 B00002.2017M290030-3 Hlg STNK AB2708LQ a/n Andreas Hlg STNK an Erosana Triyono d/aAB2788KT Sengkan Joho Rt05/59 Ambarwati d/a Dongkelan Rt02 Condongcatur SlemanYK PanggungharjoDepok Sewon Bantul B00002.2017M290030-3 B00002.2017M290057-3 Hlg STNK AB2788KT an Erosana Hlg STNK mtrd/a AB5608IE a/n Titik MiAmbarwati Dongkelan Rt02 syati d/a KarangSewon Ploso Rt 004/060 Panggungharjo Bantul Maguwoharjo DepokB00002.2017M290057-3 Slmn B00002.2017M290107-3 Hlg STNK mtr AB5608IE a/n Titik MiHlg STNK Vario An.Suminah Rejosyati d/a Karang Ploso Rt 004/060 dadi RT004 Ngestiharjo Kshn Btl. Maguwoharjo Depok Slmn B00002.2017M290107-3 AB 4244 LJ.Hub:083840301302 B01126.2017.289993-3 Hlg STNK Vario An.Suminah RejoHlngRT004 STNKNgestiharjo motor honda dadi KshnCBR Btl. AB 4244 LJ.Hub:083840301302 AB3482OT Susialita d/a Srontakan B01126.2017.289993-3 Rt02 Argomulyo Sedayu Bantul Hlng STNK motor B00002.2017M290077-3 honda CBR AB3482OT Susialita d/a Srontakan PENGUMUMAN Rt02 Argomulyo Sedayu Bantul

RUMAH DIJUAL

B00165.2017.290188-3

Kos putri AC kulkas msn cuci 150rb/ bln plg pergi bebas Pugeran Mgw. WA 082332785151

B00002.2017M289865-6

Kopi zegen kopinya suami istri cari agen modal 4jt dpat mobil tanpa kredit WA 085643523924

UNIVERSITAS LES/PRIVAT Kami dr konsultan pendidikan memPrvt all Mpl,Mtk,Fis,Kim,B.Ing,IPA beri solusi utk mhs DO/pin-dahan. &IPS,siap UTS/UAS u/SD-SMA/ sgr wisuda,resmi dan terakreditaSMK.H:Alfarabi/081226868818 si.Hub: 0878 4570 B00002.2017M289884-3 6200 - 0813 2514 0680 B00692.2017.289554-5 SEKOLAH Menerima Pendaftarn Sekolah Alkitab jarakMHS jauhBARU WBS STIE JOGJA Terakreditsi B ProWorldSBI Bible School Info & Pendafdi Akuntansi & Manaj Bebas Uang taran kirim nama & alamat lengkap Gedung&SKS SPP 375.000/blNett SMS/WA 081328805341 www.wbInfo&Permhonan brosur:SMS&WA sindonesia.com Gratis 081329430001 PinBB:D9EC2190

B00692.2017.289960-3

FRANCHISE Franchise Pom Pulsa GRATIS, bagi hasil 300.000/hari, mau? Silahkan hubungi:FOTO 0852 0085 8899 COPY

Dana tunai.Proses cepat,resmi&aman. JaminanPEMBIAYAAN BPKB motor/mobil.Hub:Agus 083867222297(SMS/WA) 1Jam cair,tnp survey&BI check B00002.2017M289862-3 jaminan BPKB motor.STNK mati Dsni semua dipermudah...Gadai bs proses.Wawan 082220340888 BPKB mtr min th2007.Proses cpt B00002.2017M289687-3 tnpa Andapot bthtlp/WA modal0895390036323 KSP Primadana B00002.2017M289947-3 solusinya.Resmi&DjaminAman,bunga rendah,BPKB&SHM.0274 PEMBIAYAAN555123 B00001.2017M285881-3 Khusus dana tunai langsung cair Bth dana angsuran mingguan jammobil/motor+STNK/BPKB mbl,truk/ inan akte nikah/akte lahir KSP Musertifikat.Hub:082327758040 dah Jaya.Hub:081809751538 B00002.2017M289707-3 Khusus jaminan=BPKBB00002.2017M289868-3 Truk,Bis&Mobil Bth cair&terima dana,jmn gadai BPKB,1Jam Cair, pasti mbl/mtr+STNK. NoSurvey&BI Check,STNKmati bs Aman.082136120110 B00002.2017M289709-3 proses,cpt H.Danang 085800242062 B00002.2017M289685-3 Tnp ribet 1jam cair.Jaminan BPKB mtrcepat di PT.Kresna Finance cab Dana jmn BPKB mbl’85/ Kadisoko STNK mati bs prss. mtr’97 pjk tlt/plat luar ok.H:Maji Honda mulai th97.Info lnjt Yoan 087838609766/082225852900 087738213745(WA),085743443209

KREDIT -Butuh dana cepat titipkn motor atau mobil anda pada kami atau BPKB,prosesCpt.087838632727

B00165.2017.289584-4

Kalau anda ingin jadi wiraswasta sebelum lulus SMP dan SMU jadikanlan NKRI di awal mudamu.Kirim CV dan lamaran ke PO BOX 6332 YKGD 55233A Yogyakarta Harga Pembelian Rp.1.000.000

GENSET

Invest 20Jtan di Cripto Currency 1Th sdKARTU 2th Estimasi Laku 400Jt KREDIT sd 1Milyar telah diBuktikan Gstun&Plnsan VISA,MASTER, JCB,oleh BUBitCoin Hb:082136030330 KOPINCARD NOLIMIT&ALL NOMINAL B00165.2017.290020-4 H+0=2.7%,H+1=2.5%081226828181

B00002.2017M289522-3

B00198.2017M288402-3

Jika Anda Pemain Network Dgan Modal 1Jt Ingin Hsl Jtan/hr? Hub WA:0821 3603 0330 (Bisnis Jaringan termudah yg sy alami)

Sln 150,R pengntn 500,Jahit,Behel, Bbrshop,Sulam Als,www.kursuskusumatiara.com 087838244799

B00074.2017.289723-3

Gratis! Konsultasi umum,menahun, kronis,keturunan,invest KOTA Cinema Mall,Gelato GEKO.Dr.Yurike 081390560317.WA/SMS:Nama,HP. Pribadi,keluhan/pertanyaan

B00198.2017M289120-3

LAIN-LAIN Kopi zegen kopinya istriseucaGa plu Modal byk,dgsuami 100rb 1x rimur agen 4jt agen dpat mobil hdpmodal sdh pny resmitanpa u jual kredit WA 085643523924 Pls,Token,BPJS,dll hsl jutaan/bln. B00830.2017M289754-3 Info WA:087705571092 Menerima jahitan kaos trening dll. B00001.2017M290192-4 Hub: 085803654525/087835764787 Gratis. Bimbingan bisnis online samB00002.2017M290053-3 pai bisa.Produk sdh tersedia Hub Peluang menguntungWA/sms:usaha 0821sangat 3837 3443 kan jualan ayam krispy/ayam geprek B01347.2017M286213-3 (Ayam Disetori)sdh siap yg serius Ikuti Lunch Business Gathering cara Hub:Langsung Mandiri Group Jancepat raih 100Juta.Bonus Voucher ti800Rb.HP:085725907688 Gang Damar 22 082133363333 B00002.2017M289403-6 B00002.2017M289891-3 Tukarkan Lemakmu menjadi Uang!!Sy Ingin dapat subsidi sembako turun 15kg/4bln lbh20-50% Sehat&Berstamina murahdiskon ? SMS/ Tlp/WA:08179411767 WA:”Sembako”ke 085848906132 B01126.2017.289778-3

Mulai 20jt FC PROMO TERMURAH. Ready stock Canon IR 5020/5000.Minolta 350/521/601 H:087738764588

Dana cepat jmn BPKB mbl’85/ mtr’97 pjk tlt/plat luar ok.H:Maji 087838609766/082225852900

B00002.2017M289685-3

PELUANG USAHA

Pelatihan potong rambut pria modern/barber dg berbagai model terkini.H:0812 2458 2612

Ingin uang Anda kerja l e b i h p ro d u k t i f ? S M S / WA : ” u a n g ” k e 0 8 5 8 4 8 9 0 6 13 2

B00002.2017M289782-3

B00002.2017M290062-3

Instagram @pusatinfokost : Jasa pembuatan video profil kost apartemen,guesthouse,homestay.

Pembiayaan system syariah,murah & cepat.Jaminan BPKB/Sertifikat. Hub:Rachmat 081804264581

LAPTOP Dbeli terus hrga bersaing segala kondisi Laptop/LED/DSLR/PC/Barkas/Dll 087738844475 SMS WA

Dicari pendana utk rumah makan dan kos2an executive di Jogja.Bgi yg serius h:081225336186

B00001.2017M290146-4

B00074.2017.290096-4

B00001.2017M289604-5

Bth dana,jmn BPKB,1Jam Cair, NoSurvey&BI Check,STNKmati bs proses,cpt H.Danang 085800242062

Kost putri executive utk mahasiswi, peg.kantor,krywti,dll.Dkt kmpus UGM,UPN,UII dsbgainya. Hub:085799952709

DICARI dcri tnh utk saya kavling,status letter C/D/sertifikat turun waris,didlm/ dkt ringroad,akses mobil masuk.hub 0838-6662-8268(bowo)

B00002.2017M290079-3

Pembiayaan sistem syariah,murah, PstiCairHrIni JmnknBPKBmtr/Mbl mudah,cepat.Jaminan SHM/BPKB. NoSurvei,NoPot.Rsmi&Aman NonAB Bs.081327500706/087739269702 Hub:Nurma(085868425000)

B00001.2017M288010-3

Siva,Septi,Lin,Ve.Pjt,kerik90rb/jm Sintia masage memberikan plyanRRutr Selt Casagrande081915468543/ an sbr/ramah djamin fresh&rilex kss DA40EBF3 dpggl 081229 313 818 ok! B00198.2017M289395-3 B00002.2017M289860-3

Dana KLT 5mnt BPKBMtr/Mbl Butuhtnai Dana?Jaminan BPKB minPrsscpt Dibnt,CairTnggi BngMrh. im 2004,Proses Syarat Mudah.1Hr Heni 087739577771/0811275992 cair.Resmi.085102399399/Iwan B00896.2017M286897-3 B00002.2017M289486-3 Dana jaminanBPKB/SertifiBPKB mobil CukupTunai dg Jaminan th2000 aman cepat tanpa BI Cek. kat.Kebutuhan dana anda tratasi. Hub:087839460009/085701030006 Prss cpt.Anggoro 085729547987 B00002.2017M286421-3 B00001.2017M288004-3 Kembangkan usaha dgn system Dana cepat jaminan BPKB motor/ Syariah.Mudah&cpt.Jaminan BPmobil mudah&aman081904183858 Plat luar paKB/Sertifikat.Santoso B00001.2017M287993-3 jak mati bisa Hub: 085865720886 Kredit murah prosesB00002.2017M290089-3 cpt jaminan Dana cepat lgsPlafon cair jaminan BPKB&srtfikat sampai BP1M H:087739503344/085643763344 KB mtr&mbl,pajak mati,takeover B00002.2017M289910-3 bisa,resmi 24jam:087738690222 Pembiayaan berbagai kperluan WA:081315690799 pin:D2C25CD7 anda melalui Bank Syariah.Jmnn B00002.2017M289471-4 BPKB/Srtfkat.Ricky 08562503808 Dana tnai KLT 5mnt BPKBMtr/Mbl B00001.2017M288008-3 Prsscpt Dibnt,CairTnggi BngMrh. Pembiayaan modal usaha, konHeni 087739577771/0811275992 sumsi.Jaminan BPKB/Sertifikat. B00896.2017M286897-3 Hub:Sarno(0813 9228 7573) Dana Tunai jaminanB00001.2017M288006-3 BPKB mobil th2000 amansistem cepatsyariah,murah, tanpa BI Cek. Pembiayaan Hub:087839460009/085701030006 mudah,cepat.Jaminan SHM/BPKB. B00002.2017M286421-3 Hub:Nurma(085868425000) Kembangkan usahaB00001.2017M287988-3 dgn system Syariah.Mudah&cpt.Jaminan BPPembiayaan system syariah,murah & cepat.Jaminan BPKB/Sertifikat. KB/Sertifikat.Santoso 081904183858 B00001.2017M287993-3 Hub:Irwan (0821 1238 0523) Kredit murah prosesB00001.2017M288010-3 cpt jaminan Pembiayaan system syariah,murah BPKB&srtfikat Plafon sampai 1M & cepat.Jaminan BPKB/Sertifikat. H:087739503344/085643763344 Hub:Rachmat 081804264581 B00002.2017M289910-3 B00001.2017M288002-3 Pembiayaan berbagai kperluan Pnjmn renov,usaha,TO min 5jt tnp agn/ andaSHM/BPKB melalui Bank Syariah.Jmnn agn bunga 0,6-1%perBPKB/Srtfkat.Ricky 08562503808 son/bank081902619685 Seno B00001.2017M288008-3 B00001.2017M289966-3 Pembiayaan usaha, Proses cepat modal Jaminan BPKBkonmtr sumsi.Jaminan BPKB/Sertifikat. Minth2000 H:Ilham Kresna Finance Hub:Sarno(0813 9228 7573) Hp/WA 081802625375 B00001.2017M288006-3

Pembiayaan system syariah,murah & cepat.Jaminan BPKB/Sertifikat. Hub:Irwan (0821 1238 0523)

INVESTASI Hny dg 35Jt Anda sdh pny Apotek Lok Strtgs Pst Kota Yk Minat?Hub: 081330632045/081809267076

MAKANAN/MINUMAN PEMBIAYAAN Khusus dana tunai langsung cair CATERING mobil/motor+STNK/BPKB mbl,truk/ JM Catering:bx ater2 ml25rb,bx aysertifikat.Hub:082327758040 am uth ml48rb,bx kendr ml23rb,bx B00002.2017M289707-3 mkn 6rb,prsmn,pkt nkh,dkr. Khususmljaminan=BPKB Truk,Bis&Mobil 085743313277/087738315035 pasti cair&terima gadai mbl/mtr+STNK. B00001.2017M290185-4 Aman.082136120110 Nemawi Catering:ns dos,ns bungkus B00002.2017M289709-3 ,lunch box 1jam mulai cair.Jaminan 6rb krywn,skolah, Tnp ribet BPpabrik.Free delivery&sampel KB mtr di PT.Kresna Financegrts. cab Sms/WA:085643497676 Kadisoko STNK mati bs prss. B00001.2017M289297-4 Honda mulai th97.Info lnjt Yoan 087738213745(WA),085743443209

B00002.2017M289471-4 B00001.2017M288000-3

B00692.2017.289378-3 B00001.2017M287988-3

Serly masage 25thn massage ditempat Sintia memberikan plyanramah,sabar,kulit sawomatang,montok. an sbr/ramah djamin fresh&rilex kss Tlp:082220292363 dpggl 081229 313 818 ok! B00001.2017M290140-3 B00002.2017M289860-3

KREDIT Butuh Dana?Jaminan BPKBu/brbminBank Syariah,pembiayaan im 2004,Proses Syarat Mudah.1Hr agai kperluan anda.Jaminan BPcair.Resmi.085102399399/Iwan KB/Sertifikat.Ridzo 085643464080 B00002.2017M289486-3 B00001.2017M287997-3 Cukup dg jmnkn Jaminan BPKB/SertifiBth Dana BPKB Hr kat.Kebutuhan dana andamtr.1 tratasi. cair,NSC Finance085729547987 solusinya,trm Prss cpt.Anggoro utuh,dsc angs.Aji 085729391604 B00001.2017M288004-3 Dana cepat jaminan B00385.2017M289969-3 BPKB motor/ BU Jaminan BPKB Mtr/Mbl mobil mudah&aman Plat luarTh90 paTOTanpa Pot..Aman Resmi Cejak mati bisa Hub: 085865720886 patH.087838796669B00002.2017M290089-3 Dana cepat lgs cair B00896.2017.289975-3 jaminan BPKB mtr&mbl,pajak mati,takeover Butuh dana modal usaha?Jaminan bisa,resmi 24jam:087738690222 BPKB/Sertifikat.Cepat&murah.H:Ari WA:081315690799 pin:D2C25CD7 083840120708/08174113655

Promo siap bgn utr lapas Cebongan T 36/90 SHM IMB muka 10m,2kt,bonus pgr&canopy hrg 275jt(cash).Hub:085642969987

B00002.2017M289857-3

Dijual rumah 2lt 3kmr luas 217m2 daerah Karanglo Tlogoadi Sleman 590jt nego h:0878 38671818/087838901133 B00001.2017M289616-4

Djl rmh cantik 2LT SHM IMB diselatan terminal Giwangan 555Jt nego LT100 LB125.082225145051 B00002.2017M289347-3

Djl rmh idk+14KT+2pv.Lt700m². H3,3M NG.Dkt kps Mlbr 10mnt. Stg bgs.Hb lsg pmlk 08568498799 B00002.2017M289866-3

Djl rmh LT265m LB84,4KT 2KD SHM 10mnt dr UMY UGM Mlioboro.875Jt NG.Hb 08568498799 lgs pmlik B00002.2017M289871-3

Djl sgr Pemondokan&Rmh Induk,LT 942m2,LB750m,24KT,7KMnd,strte gis DemanganKodya.081288344665 B01126.2017.290168-3

Green Purwomartani Link Prm Pertamina,Pamela6,cluster.Aspl ppsnmbl.Hg500an Jt.082177332929 B00002.2017M289841-3

Jl cpt rmh LT167m LB200m 4KT 2KM garasi R.Usaha bs u/kost²an. Umbulharjo.Hub:087731394300 B00002.2017M289859-3

Jl Rmh LB/LT300/220 Pam/Lstrk 1300w/TlpDlmKota 800jt SHM,4Kmr, 3Kmd,2RKel,RMkn,08175102144 B00896.2017.289977-3

B00002.2017M290111-3

B00001.2017M289294-3

JUAL CEPAT DAPAT RUMAH LUX pggr jln blkg Hyatt diapit htl2 LT 126/ LB 150.HP:0818727072

Rumah baru murah selatan kampus UII Jakal.T50/114 Nempel Asrama Kampus.082177332929

B00001.2017M289075-3

B00002.2017M289855-3

Jual rumah cocok utk usaha&halaman luas di Manding Jln Utama Aspal Hg750Jt.Hub:08122940246

Rumah besar Jalan Wates km7 650Jt nego.Hub:WA 08562898151/T 081327272665

B00002.2017M289357-3

B00002.2017M288625-3

Nologaten utr JlSolo Sltn OB.Mbl ppsn T50/122=750Jt T70/123=965Jt. Tnh 4,5Jt/m.082177332929

Rumah LB65 LT95 2KT 1KM dapur lok Jatimulyo kota Jogja.Hrg 850Jt/ NG,dlm perum 081328277730

B00002.2017M289853-3

B00002.2017M289719-3

Palagan km8 brt pom bensin T50/138.600an Jt.Mbl Ppsan.Bisa beli tanah 3,5Jt/m.082177332929

Rumah luas 171m² SHM pggir jl raya Jl Gejayan Mrican Yogyakarta.Hub:082133272470 TP

B00002.2017M289858-3

B00002.2017M290063-3

Permata Palagan sltn Htl Hyatt hny 100m dr JlRaya.Hg.800an Jt.Bisa beli tanah.082177332929

Rumah murah L377m SHM truk bs msk lok POM Bensin Bener msk Kodya Jogja H:081286117383

B00002.2017M289839-3

B00002.2017M289659-3

Rmh 2Lt Perumnas CC Jl.Dahlia 91 LT117m LB250m2 6KT 4KM Free 4AC Hub:Mita 081227168899

Rumah tingkat Citra Grand Jl Wates Hrg 1,5M.Legalitas komplit.Bisa Tempo.WA 082177332929

B01126.2017.289992-3

B00002.2017M289848-3

Rmh baru siap huni 65/131.Utara bandara Adisucipto 650Jt NG.SHM/ IMB.Tlp/WA 085729182272

Rumah Tingkat dkt UGM Jakal km7 Link Asri,Nymn,Aspal ppsn mobil. Harga 1,5M.WA:082177332929

B00002.2017M289472-3

B00002.2017M289850-3

Rmh br sltn GerbngAAU Berbah T132/72 FulGrnit,dpn aspl mbl ppsn 750Jt dkt JEC 087833801988

UII Kost Exlsif LT/LB 288/340 m2,2Lt 18KT KmDlm,2.6M NG byr brthap.02744542925/08174124319

B00002.2017M289336-3

B01126.2017.289766-3

Rmh diBcr dkt UGM SHM L249m² 5KT,2KM,RTamu,RKel,RMkn,Pav, Grs2 Mbl H:3M.H:(TP)0813-80354820

Utara JEC tanah/rumah murah 3,5Jt/m.Atau rumah 500anJt.Mobil masuk.082177332929.

B00002.2017M289720-3

B00002.2017M289843-3

Rmh dkt Kasongan Bantul LT176m, 3KT,2KM,grs,ada kichenset.SHM, IMB.H600Jtnego.Hp087838882516

Utr terminal Concat 2LT LT9377/600 12KT 7Kmd AC hal+kebun jl lebar. Hrg:6M.Hub:08175458800

B00002.2017M289902-3

Rmh LT479mLB250m 5KT3KM, 2200W, Carport,Grdn,Grs,WtrHeater Hg2,3M Jakal 13,5 Slmn 0817278089

B00001.2017M290011-4

B00002.2017M289924-3

Rmh br T36/83 2KT 1KM Sedayu dkt unv Mercubuana&UMY terpadu. Hrg 270Jt SHM+IMB 081915548450

Rmh siap huni 90/150 lks Karangkajen 850Jt NG. jl lbr.Mbl ppsn.Tlp/ WA 085729182272

B00002.2017M289722-3

B00002.2017M289473-3

B00002.2017M289916-3

RUMAH DISEWAKAN Rmh 5kt,di jln anyelir 2 no 259 perumnas CondongCatur dkt UII,AMIKOM, UPN,Mercubuana,AtmaJaya,20jt/ th,muslim.08125531276 B00001.2017M288284-4

B00002.2017M289847-3

B00198.2017M286080-3

Kos eksklusif Putri baru, 5 mnt ke UNY UGM UKDW.Jl.Melati 254 Samirono.Hub:087858367023

Rmh 2KT T27/LT75.Rp 80Jt(cash) Wonosari Gunung Kidul 089860 24040,KPR Rp 123Jt tanpa UM

Rmh disc 30Jt SHM IMB ada.Lks Bantul DP10% bs KPR smpai 25Th cicilan 1Jtan.H:085771731239

Bonus AC&TV!Rmh mwh dpn kel. Bgnjwo 54/150m,kt 2,grnit,jati,k. ikan,081325593969 TP

Rmh strategis cocok utk kos2an Hook 2muka L474m² Jakal Km6,5 hrg.2,5M/Ng.Hub:081250534311

Rmh Dikontrkn 2Kt R.tmu R.sntai Dpur K.Mndi Lstrk Air Pompa Lksi Perum Gumuk Indah H10Jt/th 085292537870-087839716746

B00002.2017M289628-3

B00002.2017M289758-3

B00002.2017M289896-3

B00692.2017.290132-3

B00002.2017M288127-3

B00165.2017.290187-4


HALAMAN 18

JUMAT LEGI 8 SEPTEMBER 2017

RUMAH DISEWAKAN Cpt!rmh didesa nymn mslm dkt fas:infrastuktur&kuliner cck kelg/ mhsw.Mnt H:083869012120 Sgr

RUMAH DISEWAKAN Utara Amplas 2Rumah bgnn Baru JlRy Melon 2KT Grs 22Jt&3KT grs pgr 25Jt.H:0877.3871.8183

B00002.2017M289358-3

B00002.2017M289419-3

Dekat Pasar Godean LB100 3Kt Grs Krmx Lingkungan Bersih Siap Huni H13Jt Hub:0877 3804 3273 B00165.2017.290009-3

Dikntrkn rmh di Jl Bantul km2 Dukuh Gedongkiwo.H:085799300102(Ny. Sigit)/087839546729(Erna) B00002.2017M289505-3

Dikont Rmh 3KT di Dayu sltn Social Agency Jakal Km8,3 H:12Jt/ Th Hub P.Sapardi 085643429522 B01126.2017.290173-3

Dikont Rmh 4ktdr,1kmd,1dpr,R tamu di Blunyahrejo 085743870 830/087739361142/082223079699. B01126.2017.289775-3

Dikont rmh limasan 3Kmr keramik parkir luas 7Jt/Th jati Pleret. Hub:081227168484 B00002.2017M290044-3

Dikont rmh tmr Kompi Tentara Demak Ijo 2kmr AC heater ms cuci sprbed grs.Hub 08122709928 B00002.2017M289539-3

Dikontrakan 2lt Ls200m lok Jl. BKatamso cocok utk kantor.Hub 082139891907 Edi nego smp deal B00002.2017M289622-3

Dikontrakan Rmh LT130m LB90 Kt3 Km2 Carpot 2200wat PDAM 40Jt/ th Ngo H:Bambang 087802885522 B00165.2017.290008-3

DiKontrakan Rumah 3KT 3KM, Smbngn Wifi,Ada Kebun&Mobil Msk Jl Monjali 28Jt/Th(081990090049) B00002.2017M289747-3

Dikontrakkan 1ruko 2lt P 15m l 6m fas lgkp lok dkt Mirota Godean.081804447333/0274 622331 B00001.2017M289592-3

Dikontrakkan rmh 2KMT 1Ruang Tamu,Dapur,Km Mandi Daerah Wirobrajan.H:0895388975788 WA B00002.2017M289927-3

Dikontrakkan rumah di Jl Wnsri Km6 utara Alfamart 70m dkt jln raya Bu Is 085225559261 B00002.2017M289863-3

Dikontrkn rmh 1Rtm 2KmTdr lis900W Gamping Kidul Rt02 lingk Kampus 10Jt/Th.Hub:082136261309 B00002.2017M290038-3

Dkntrkn rumah dan isinya 3KT & rumah kosongan 4KT diPerumPolri Gowok EIII/239 085878760059 B00002.2017M289330-3

Pav di Jakal km 7 2KT,1KM, RT,RM,Dpr,Perabotan Lengkap. 0274-881629/081578083796 B00002.2017M289338-3

Rmh 2KT 1RT KM dpr.6Jt/th perumahan Puri Koperasi Asri A6 Trimulyo Jetis Bntl 081229462310 B00002.2017M290050-3

Rmh 2KTD 1KMD RTamu GarasiMtr dkt masjid Lok utr Monjali Hrg 13Jt/Th.Hub:087705473728 Nego B00002.2017M289394-3

Rmh 3kt + 5kt dkt UGM UNY UPN(muslim)lok Concat hrg nego. Hub:087734081766/085100569270 B00001.2017M290005-3

Rmh Dikontrakkan:3KT full AC,2 KM, RuangTamu,Ruang Keluarga,Ruang Makan,Ruang Cuci,Jemuran diatas plus Gudang,carport.Lingkungan tenang,cck u/rmh tinggal.List 2200watt.081328309559 B00287.2017M290182-6

Rmh Nagan Lor6 Yk 3kt,rtm,rkel,tlp rmh,air sanyo,lstrk 1300 u 1/2th.TP 372481/085100001548 B00001.2017M289619-3

Rmh nymn&artstk 2KT/1KM/RT/Dpr/ Crprt/Smr.Prm CepokoIndahE62 JlWonsa Km8.Min2Th.08156856615 B00002.2017M289759-3

Rmh tengah kota 4KT 3KM AC Garasi lingkungan tenang serius hub:08121561619 maaf TP

TANAH DIJUAL 1070m²/1,70M Ng SHM jl aspl besar Mbeji Kulon Brt Pabrik Fiber Kunden Bantul 081327955224 B00002.2017M289437-3

1080m/750Jt ng SHM jlaspl utr JJLS jalur bndra pantai goa cemara bgs u/htl&Prm081327955224 B00002.2017M289435-3

1635/1,7M ng SHM Jl AsplBsr Jenggul Kemantran Tegal(Pantura Pwkt) u/Ruko&Perum 081327955224 B00002.2017M289433-3

2,1Jt/m ng tanah pek 3mnt timur Psar Rejodani Palagan km10 Slmn LT224m LD8,5m.087839792026 B00002.2017M289825-3

2,8Jt/m nego tanah pekrngan hook Ngotho Sewon Bntl 5mnt kekmps ISI LT256 LD24.087839792026

TANAH DIJUAL Bwh hrg&langka!Nempel UMY, 170&343m,kwsn kos,hny 2,75jt/ m,free blk nama,087738253457 TP B00692.2017.290131-3

B00002.2017M289923-3

Jual cpt murah promo SHMpek 112m²/85Jt dkt SMK1 Tempel jlMagelang km15 Slmn bs dicicil slma4th 082314326149/087839193911

SHM kavling 300m,muka 10m.mbl msk.gunkid,bleberan 46jt sdh an pembeli 087739074745

B00002.2017M289928-4

B00692.2017.290134-3

Jual cpt murah SHMpek 114m²/145Jt NG.Cuma 500m utara SMAN Seyegan/3km brt psr Slmn 081 381422489/087839398877

SHM milik sdri harga 600rb/m L=274m 383m 662m 850m 864m Sedayu Jogja barat WA 087738425502

B00692.2017.290114-3

Dijl shm tanah luas 225m2 mk 12m mobil masuk banyu urip pandak 65jt hub 087734686261 B00692.2017.290115-3

Dijual cepat tanah SHM 144m² utara Candi Gebang Wedomartani 2,85Jt/m.Tlp/WA 081804121133 B00002.2017M289815-3

Dijual cpt tnh pek SHM pinggir jl bsr Jogja-Purworejo.LS2400m² LD60m.Hrg 700Rb/m².Bs Nego Serius Hub:081225702905 B00002.2017M290033-4

Dijual cpt tnh Pek&Bangunan LS380m² LD9,25m.Hrg 12,750Jt/ m².Lokasi strategis Jakal Km8 Yk.Nego.Serius Hub:081225702905

B00002.2017M289820-3

B00002.2017M290032-4

Dijual cpt tnh&bangunan LS1660m² LD18m lok strtegis pinggir Jl bsr Jakal Km9 Yk.Hrg 11Jt/m².Nego. Serius Hub:087839909035

204m/80jt ng SHM utara bulog Pajangan dkt Jogja outer ringroad 081327955224 B00002.2017M289428-3

20m dari Jln Raya Yk-Wnsari km12 LT196 LD14 (Bisa Separo)SHM Pek 1,6Jt/m/Nego-081804115154 B00002.2017M290027-3

250m²/175Jt NG SHM Tmr Polsek Pajangan,Kwsn Pbrk dkt Jogja out Ringroad H:081327955224 B00002.2017M289429-3

3,7Jt/m Ng SHMP L251mLD10m aspl mblppsn Randugowang Brt PomBnsn Plgan km8 Slm.087839792026 B00002.2017M289818-3

3Jt/m nego tanah pekarangan utra Rusunawa Jongke Mlati Sleman LT434 LD11,5.Tlp087839792026 B00002.2017M289819-3

415M² LD:15M 2MK Pek SHM stgs dlm kota Klaten,mobil Smpngan,1,4Jt/ m² Nego ,08164258669 TP B00002.2017M289345-3

4Jt/m ng tanah pekarangan tepat belakang kampus UII Jkal km14 LT167m LD12m.087839792026 B00002.2017M289824-3

5,6Jt/m nego tanah pekarangn gang Arjuno selatan Jl Damai Slmn LT459m LD12,5m.087839792026 B00002.2017M289822-3

500m²/350Jt NG SHM Tmr Polsek Pajangan,Kwsn Pbrk dkt Jogja out Ringroad H:081327955224 B00002.2017M289430-3

B00002.2017M290031-4

Dijual sertifikat tanah luas 2209m² harga 150rb/m di Dengok Pacarejo Semanu Gunungkidul hp 085877863625 B00001.2017M290156-4

Dijual SHM pek an sndr L206, jl wonosari km 12 hub : 085801286257 / 081392118987 B01347.2017M290104-3

Dijual Tanah SHMP 1000m2 LD.24m Utara LPMP Kalasan 800rb/m Langsung Pemilik WA :08174117957 B00385.2017M290174-3

Dijual tnhpek SHM LT486m² timur psar Sidorejo SelomartaniTP.Hrg350Jtnego. Hub:081223303007 B00002.2017M289905-3

Djl tnh 435/20 H2,25Jt/m Mino 3000/15 Blk Hyat H2Jt 400/18m utr Hyat.Srs 087839032635 Nego B00002.2017M289652-3

Djl Tnh Kavl Lingk Perum&Siap Bangun L:77m2 Ld7m Di Jl.Godean Km 7 Msk 800m.0878 3999 1548 B01127.2017M290147-3

Djl Tnh SHM Pek LT 328m2 Ld16m Lok.Sonopakis dkt Kampus PGRI Jogja. 2,7jt/m H:081392812321 B01126.2017.289769-3

Djual Tnh(tnp perantara)di Klenggukan, Tirtomartani,Slmn ±1KM dr LPMP.L 240m muka 9m.L 479m muka 18m.Harga 1,2jt/m.Hub pemilik langsung 081 227 425 73 B00001.2017M289642-5

535m/535jt ng SHM jl aspl besar Mbeji Kulon Brt Pabrik Fiber Kunden Bantul 081327955224

Dkt bandaraLT4550m LD40m SHM pkrgn500rb/m jln congot porwodadi cck infes/prmhn 08179311110

B00002.2017M289434-3

Hasil>15jt/bln!Diapit UMY&UPY, 140&350m,ling kos,bln ini hny 2,75jt/m,087738253457 TP

540m²/375Jt ng SHM jlaspl utr JJLS jalur bndra pantai goa cemara bgs u/htl&Prm081327955224 B00002.2017M289436-3

612m/240jt ng SHM utara bulog Pajangan dkt Jogja outer ringroad 081327955224 B00002.2017M289427-3

79jt ng pek lt128/9 galur kp.jl cor,truk msk200m dr jl raya.lngk asri,fasum ok087834223000 B00896.2017.290163-3

Bgs&Murah Bgt:Hampir SeparoHg Pasar:6500m2=500rb/m2.Tepiaspal lebar@Margodadi:08157980017 B00631.2017M290199-3

BU jl tnh L1300m² LD18m SHM sawah.Hg800rb/m JlPakem Cangkringan dktSPBU Pokoh.085729000333 B00002.2017M284583-3

BU jual cepat kebun luas±800m 45Jtan Nego lokasi 4Km dr kota Purworejo.Hub:081390208279

B01347.2017M287007-3

B00692.2017.290130-3

Jl tanah Pek dkt kampus UAD Ringroad Mangku Jln Aspal Hg4Jt/m L750m² muka 11m.081328020064 B00002.2017M289356-3

Jl Tnh Pek L1060m LD25 dkt aspl Lksi dtr Truk msk H550rb/m Bangunjiwo BTL H:087839088433 B00165.2017.290016-3

Jl tnh pek SHM 200m LD10m.Hrg 2,5jt/m.Jl dpn mbl ppsn sltn kmps UAD Giwangan.081229677719 B00002.2017M288501-3

Jl tnh SHM L340m² bsa u/usaha jln arah psr Bibis Godean Soto PSlamet ke brt.H:085727944484 B00002.2017M289826-3

Jl Tnh SHM Pek, Pandak 135m=77jt, 92m=70jt.Bambanglipuro 102m=90jt bs KPR Bank 085101849222 B00692.2017.286192-3

Rumah dkt UII Jakal km13 Griya Perwita 2KT,1KM,Dapur,Carport, 1300W,Tlp,PAM.H:085875812122

Dijl cpt LT1067m² SHMP a/m 1Jt bns bangunan 13x8m(dak).Lok strategis tepi jl raya Wts-Bagelen Pwrj. Hub 0821 3343 9924 TP

Jual cpt murah promo pekarangan 128m²/195Jt cm 50m dr jl ry Letkol Subadri km3/dpn perum Madani Jumeneng Sumberadi Mlati 081381422489/081904117399

B00002.2017M289371-3

B00002.2017M289447-4

B00002.2017M289922-5

B00002.2017M289690-3

B00002.2017M289676-3

TANAH DIJUAL SHM an sdri Kbn Jti 300 btg LT3550m2 LD90m Hrga 85rb/m bs TT mbl mgku Jl Corblok Krambilsawit Saptosari GK 087705493566

Di jl tanah 215m,di mangiran,dekat jl.raya srandakan full fasum 95jt hub 081225451711

2000m²/1,4M NG SHM Tmr Polsek Pajangan,Kwsn Pbrk dkt Jogja out Ringroad H:081327955224 B00002.2017M289431-3

TANAH DIJUAL Jual cpt murah pekarangan 180m²/ 125Jt NG cuma 1,5km brt psr Slmn 082314326149/087839398877

B00002.2017M289926-4

Jual cpt murah SHMpek 133m²/95Jt cm brt BRI Turi/100m dr jl ry TuriSlmn 082134809915/087836605324 B00002.2017M289925-4

Jual cpt promo pekarangan 161m²/ 215Jt NG brt Pemda Slmn/200m dr jl ry psr Cebongan-psr Slmn 082133908312/087839193911 B00002.2017M289921-4

Jual tanah pekarangan SHM 245m, sudah ada bangunan 40%, timur pabrik gula Madukismo Rp. 2jt/m Hubungi : 087839253027. Maaf jangan SMS & tanpa makelar B01347.2017M289384-5

Jual Tnh Pek L415m Hrg Net 17Jt Full Jati Lksi Samigaluh K.Progo Minat Hub: 0857 9990 2711 B00165.2017.290014-3

Jual Tnh SHM 495 m2 LD=13m, Jl.Laksda Adisucipto,Yk (Persis dpn Hotel Royal Ambarrukmo) 26 jt/m2 Hub TP: 085710161516 B00074.2017.289936-4

JualCptBU,tnh di permhan,680m+ rmh,PLN,smr,SHM,IMB,Ngantong, sejuk,jln lbr,ling nymn,RyJogjaMgl,Gulon Salam,081936138583 B00001.2017M289302-4

L.1189 hrg 2.5M,LD.45m,samping 35m,SHM.Pkrngn tepi Jln Turi ke Jln Magelang,cck utk rmh elit,ruko,pom bensin,supermarket,dpn RS SWATuri dr Kntr Bupati Sleman 2km.Bs ambil semua/separuh,300,254,325,310. WA: 0819 3170 0289. HP: 0877 3886 5295 B00692.2017.289962-8

Murah bgt,pek shm 496/27 galur kp.jln cor,truk msk cck huni/kavling,190jt/ ng 082224140380 B00896.2017.290162-3

Murah SHM Pandak cck perum makam pondok sekolahn LT3400m LD48 truk msk 700Jt.087839577738 B00002.2017M288321-3

Pekarangan jl.raya Ringroad barat,LT 840m²(bentuk L) Hub 085100451698 B00002.2017M289640-3

Pekarangan,jl.Selatan BPN Sleman, LT.702m dapat beli sebagian.Hub 085100451698 B00002.2017M289639-3

Pinggir Jl Raya Wates Km12 Selatan Jalan Luas 771 SHM LD16m.H:08886699332 lgsg pemilik B02387.2017M289140-3

Pkrgn brt psr Bantul-arah Slarong/ L:325m LD:12m/datar-ramai-mbl msk/081328885886 SHM B00002.2017M289175-3

Pkrgn utr kamp ISI bantul dkt RR cck u ush/gudang.L:680m LD:12m/ mbl smpgn-081228136336 SHM B00002.2017M289169-3

Prospek bagus u kost/dkt kamp ISIAkbid-ATK/Bantul/LT820m LD8mjlcor truk msk-081228899150 B00002.2017M289171-3

Rmh/tnh Grand Timoho Asri selatan UIN nempel kampus.4,5Jt/m. Cocok bangun kos.082177332929 B00002.2017M289840-3

Rumah/Tanah Karangwaru belakang SM4,aspal papasan mobil.Bisa bayar tempo.WA:082177332929 B00002.2017M289852-3

Sawah L765 LD12 SHM Jalan Wates Km9 H.600Rb/m nego WA 08562898151/T 081327272665 B00002.2017M288626-3

Seturan LT1046 LD15 SHMP jl lebar cck kos/T.tinggal ling kampus.H:4,74/ m.H:081229448800 B00002.2017M289915-3

B00165.2017.286716-4

B00002.2017M289458-3

SHM milik sdri L=383m 2muka Kalijoho Argosari Sedayu Harga 250Jt Ng WA.087738425502 B00002.2017M288070-3

TANAH DIJUAL Tanah 2muka SHMP 1400m LD11 Tjl ry Pndwharjo km7 Bantul 3Jt/m. Tronton masuk H:081578740122 B00002.2017M289656-3

Tnh SHM L120m,Ld9m,hrg 2jt/m Akses jl4m,tmrTajem. H:081328894 140,081578073304,087838233569

B00002.2017M289342-3

Tnh SHMP LT800 LD30 dpt 2mka nymn dkt cln kmpsUIN diBangunjiwo Kshn Btl.900Jt.081215273022

Tanah pinggir Jl.Wates km7,5. Luas180m,lebar10m.Pekarangan H 5,5Jt/m.Tlp/WA 085729182272 B00002.2017M289474-3

Tanah SHM jln prop Sentolo LS: 230m² Ld:11,5m bisa 1/2 5Jt nego WA:082332785151 B00002.2017M289479-3

Tanah SHM Pek LT152 LD9 Nyaman Di Bangunjiwo Kasihan Bantul Rp:120Jt H:085803562391

B00002.2017M288066-3

B00002.2017M289856-3

SHM milik sdri L=850m LD15m Ngepek Argodadi Sedayu Harga 500Jt Nego WA.087738425502

Tnh kecil dkt Jl Raya LT106 LD7 mbl ppsn,Jl Imogiri brt Km9,Sewon,Bntul 138Jt.081227244090

SHM swh strategis.LT2100m,LD22m Rp900rb/m.Mbl/truk msk.Jl. ImogiriTimur km7,5.H:08122761115 B00002.2017M285725-3

SHMP LT240 LD21 H1,5Jt/m aspal Gamping LT102 LD7 H3,5Jt/m jl Godean km4 ksltn 081915548450 B00002.2017M289726-3

Sltn kamp ISI Bantul-dkt bangjo Tembi/LT400 LD10m-jlaspal-view sawah 081226464012 SHM B00002.2017M289177-3

Tnh 55jt sdh an sndri,SHM pkrgn,tnh datar sektr 150m,LD 10m siap bngun,lok dkt t4 wisata sltn bukit Patuk 081215514500 B00001.2017M288291-4

B00002.2017M288913-3

Tanah bgs LT191m LD12m jl cor dkt Masjid Jl.Paris km 14 ds Ngasem H120Jt NG.Hp087738467654

SHM milik sdri L=662m LD26m Kalijoho Argosari Sedayu Harga 400Jt Nego WA.087738425502

B00002.2017M288068-3

TANAH DIJUAL Tnh pekr dlm ringroad Wirosaban SHM L316m jl aspal utr kampus UAD trpadu 3,2Jt.08122731523

B00002.2017M290086-3

Tnh Pek 1038m² 99Jt 690m² 397Jt 2619m² 471Jt 2000m² 930Jt Pengasih K.Progo 087839238517 B00002.2017M290069-3

Tnh Pek 2000m² 400Jt 3150m² 1,5M Nanggln 2157m² 399Jt 1160m² 437Jt Sentolo KP 087839238517

B01126.2017.290164-3

B00002.2017M289854-3

Tnh SHMP±80m² jln 7mtr aspal 40Jt stok 8unit Prambanan. CP 081328107819/082226365322 B00002.2017M289673-3

Tnh swh LT300m²LD15m brt Balai Potorono slt psrNgipik tmr jlPleret. H1,4jt/m²NG.085101911144 B00002.2017M288637-3

Tnh tp aspal LT183m² LD11m strategis depan Perum Pleret Asri H2Jt/ m² Ng.HP:08122719807 B00002.2017M289343-3

Tnh.1198m²kota Ponds kel,Selt term Gwngan.Dkt prmh.Tm Gwngn Kamp UAD 1,4jt/m²NG.0816689200 B00002.2017M287592-3

TANAH DISEWA Tanah 894m² LD22m Di Jln Ry Sribitan Bngunjiwa Dikntrakan 10th 12Jt/th Hub 083838393696 B00002.2017M289365-3

B00002.2017M290066-3

Tnh Pek LD10m LT120m dpn Jl Aspal&5m JlRingroad 2km dr kampus UMY.Hub:081329000200 Hg2Jt/m B00002.2017M289894-3

Tnh pek shm L193m²,2 muka,jl. LPMP.Karangnongko,Tirtomartani, Kalasan.Hrg nego.H087739192489 B00001.2017M285016-3

RUANG USAHA JUAL RUANG USAHA Gudang LT2750 LB750,hrg 12.4M Jl raya Jgja Solo Dlggu Klaten,dkt gdg Alfamart.085729338892 B00001.2017M289953-3

Jl.Cpt.Pmlk.Lsg.SMS:081390560317. Ruko 1lt.Jl.Rya Bantulan.20.Slmn. Yk.LT:135m².LB:109m².LD:6m. P:22m.2KM.2KT.1dpur.SHM+IMB B00002.2017M275468-4

Jual cpt R Usaha+t4 tggl.Pgr jl Palagan km10 dkt Tmn Plg Asri 3.Lt 635m²Lb 500m²lbr 18m.Peminat Hub lsg:081328547888 Yk B00001.2017M289304-4

Jual ruko, jl.Magelang,selatan RS, Murangan, 2LT, LB110/LT105.Hub 085100451698 B00002.2017M289637-3

SEWA RUANG USAHA Dikontrakan kios 3 x 5m Dekat kampus UMY dan Stikes Gamping 7Jt/ th hub 085102189844 B00001.2017M289801-3

Dikontrakkan kios strategis dkt kmps UGM+UNY.Fas:Listrik 1300.Hubungi:081318464141 B00002.2017M289509-3

Disewakan Untuk Usaha Pinggir Ringroad Brt Jogja 32Jt/thn Nego LT126m LB28m 081228363307 B00165.2017.290013-3

JUAL RUANG USAHA Djl Ruko diJl Bantul Km4 L=35m² SHM lokstrtgsdktPsrPasty.H:085743941804 WA089503912078 B00002.2017M289513-3

Ruko strategis 2lt dikontrakkan jl.Palagan km8 samping Indomaret dan bank 081227262311 B00001.2017M287530-3

U.Usaha/Kantor,Jl Yohanes 36Yk LT224m LB326m 2Lantai Lebar Depan 10m.Hub:08122693087(Nego) B00002.2017M289400-3

Lampu Kamar Tidur dan Ruang Keluarga Harus Dibedakan, Ini Alasannya... PENCAHAYAAN memiliki peranan yang sangat penting dalam penataan rumah. Dengan pencahayaan yang tepat, rumah dapat membuat penghuninya merasa nyaman. Karenanya, harus pintar-pintar mengatur pencahayaan di dalam rumah. Terlebih lagi, beda ruangan beda juga fungsinya. Hal itulah yang harus disesuaikan. Laman The Hindu, Selasa (25/07/17), menulis, ruang dapur membutuhkan cahaya yang cenderung lebih terang. Kegiatan memasak akan semakin menyenangkan jika menggunakan lampu dengan penyebaran cahaya yang merata di ruangan itu Apalagi, memasak seringkali menggunakan peralatan yang tajam, seperti pisau. Penerangan yang cukup akan membantu Anda lebih berhati-hati dalam menggunakan peralatan tersebut. Sebaliknya, untuk kamar tidur, lebih baik untuk tidak menggunakan lampu dengan cahaya yang menyebar seperti untuk dapur. Hindari juga pencahayaan yang langsung mengarah ke wajah dan mata Anda. Untuk ruang tidur, Anda dapat memilih lampu yang diletakkan pada tempat tidur tepat di bagian atas kepala. Dengan demikian, Anda dapat bebas memilih untuk mematikan lampu saat tidur atau tetap menyalakannya kalau ingin membaca buku sebelum terlelap. Berbeda dengan kamar mandi. Ruangan ini membutuhkan lampu yang dipasang tepat di atas ruangan. Agar lebih menarik, Anda boleh menyematkan lampu tambahan pada cermin yang dipasang di kamar mandi. Sementara itu, ruang keluarga yang lebih sering digunakan sebagai tempat berkumpul, juga harus punya lampu dengan kriteria khusus. Lampu pada ruang ini sebaiknya memiliki pencahayaan yang merata di seluruh ruangan, mirip seperti dapur.

Hal itu karena ruang keluarga biasanya memiliki luas ruangan terbesar di dalam rumah. Ditambah lagi, ruang keluarga sering dipakai untuk berbagai kegiatan, termasuk belajar anak, sehingga membutuhkan lampu yang lebih terang. Penelitian yang dilakukan oleh Korea Advanced Institute of Science and Technology mendukung anggapan itu. Huffington Post, Jumat (29/4/16), mengutip jurnal Optics Express,mendapati bahwa siswa yang belajar di ruangan dengan lampu Light Emitting-Diode (LED)— lampu dengan pencahayaan terang serupa keadaan siang hari, mendapat nilai tes yang lebih tinggi dibandingkan siswa yang belajar di ruangan dengan cahaya yang lebih redup. Meskipun terang, lampu yang digunakan sebaiknya tidak silau dan tidak berkedip sehingga #CahayaNyamanDiMata. Saat ini ada beragam pilihan lampu yang sudah bisa dipakai dengan menyesuaikan kebutuhan itu. Salah satunya adalah Philips LED Eye Comfort. Selain menghasilkan penyebaran cahaya yang merata, Philips LED juga memiliki penyebaran cahaya yang tak kasar mata. Dengan begitu, cahaya yang dihasilkan lembut di mata meskipun cahaya yang dihasilkan tetap terang. Keunggulan lainnya, lampu tersebut hemat energi dan mampu memberikan garansi selama tiga tahun. Karenanya, tak perlu lagi bingung memilih lampu yang tepat untuk ruang-ruang di rumah Anda. Untuk informasi lengkap seputar lampu rumah dengan #CahayaNyamanDiMata, Anda bisa mengunjungi laman Philips, akun Facebook Philips Berbagi Terang, akun Twitter @PhilipsLampu_ID, serta akun Instagram @philipsberbagiterang. (kompas.com)

TIPS PROPERTY

KENDARAAN

MOBIL DIJUAL

MOBIL DIJUAL

MOBIL DIJUAL

MOBIL DIJUAL

MOBIL DIJUAL

MOTOR DIJUAL

MOTOR DIJUAL

BENGKEL Panggilan Eropa Jepang Bensin Diesel Kelistrikan siap datang kerumah. Hub:081392968875

DAIHATSU Astra: Xenia 5Jt*/ Ayla 10Jt*/ Terios 9Jt*/ Luxio 8Jt*/ PickUp 5Jt*/ BS TT/081904242669

DAIHATSU Prmo Guru,Wartawan Astra Group Xenia DP2Jtn AG*Sirion DP8Jt Ang3Jtn.Hasyim WA:087888776812

HONDA DP-Brio9jt-Mobilio 2jt-BRV7jtJazz25jt-PrsCpt-BB D67B7460-0857 43997226-081320046670-RianKC

SUZUKI Karimun kotak 2005 GX asli AB tgn1 hitam,mesin ist+AC dingin,istimewa. Srius H:087787577165

TOYOTA Dijual Avanza G’2010 silver istw km rendah lihat tak kecewa.Hrg 114Jt Ng.Hub 082236625903

HONDA Supra 125 Ruji 05 AB Slmn 5,7 jt / Beat 08 Pink Jual slh satu 085228251917( stlh jm 9)

SUZUKI Nex2012 htm AB Slmn superirit stt hidup 085101155211 exwanitasepertibarusiapake H:6,7JtNG

B00002.2017M289684-3

SEPEDA LISTRIK

B00002.2017M287540-3

Grandmax Pick-Up 1.3, Tahun 2014, Harga : 70 Juta. Hub: 0813 2820 7650 B00692.2017.290119-3

Grandmax PU 1,5 hitam AC/Tape/ Ps 2012 AB bak 3way,pjk KIR hidup Sonosewu.75Jt.081915531817 B00002.2017M289909-3

B00002.2017M289631-3

Xenia DP5jt*/Ang2jt* PU DP4Jt*/ Ang2jt* Ayla DP5jt*/Ang1Jt* BsTT 081215905660/085643311974 B00002.2017M288504-3

DEALER Taufik Konsultan Mbl:Mau Jual/Cr Mobil Br Bks Krdt&TkrTmbh H0878 38692820Bs WA&SMSan Gratis B00631.2017M286323-3

B00812.2017.286033-3

H.Mobilio S’16 putih TG1 Audio km16rb istw bsKrdt DP:20Jt H:087738161427/08157766026 B00002.2017M289849-3

Promo DP mulai 5jtaan Mobilio, Brio, BRV. Cepat dan mudah. Surya ASP. 0819 0421 2959

B00002.2017M289551-3

2 jtaan Suzuki Carry Futura. Proses mudah hub: 0852 9274 0303/087802865757 ksmptn terbatas! B00692.2017.289376-3

B00812.2017.287054-3

B00002.2017M289832-3

T.Grand Inova G Diesel’12 coverjok Audio TV istw bsTT/krdt H:087738161427/08157766026 B00002.2017M289851-3

DEALER

MAZDA Vantrend 95 silver AB kota radiator br msn anyep istmewa 27Jt NG 081227444132

B01126.2017.289768-3

B00002.2017M289597-3

Supra Fit X 2008 AB=5,5 KharismaCkrm 2003 AB=4,5. 0817467883085101898839 Yk

Smash Titan2012/AB-Sleman/Km Rendah/Kunci Serep Ada/Pajak Off2Th/5,8Jt SMS/WA 087838684499

B00896.2017.289978-3

Vario CW 110 Putih Hijau th12 AB Bantul tgn 1 pjk pjg.Tggl pake 10,4jt ng.Hub:085102142817 B00002.2017M289350-3

Vario CW 2011 Akher AB Slm Pjk New/13Bln istimewa mulus liat suka 10,1Jt/081802745533 Joss B00002.2017M289919-3

B00002.2017M289524-3

B02387.2017M289455-3

YAMAHA Alfa bgs hitam AB Btl pjk&ban br 2,3jt.Blit R CW 05 AB Slmn bgs hrg 3,8jt hub 085100832192 B00001.2017M289617-3

Kredit harian Yamaha DP 800an proses mdh&cpt tnp survey lsg krm hadiah TV 081915561172 B00002.2017M289485-3

Promo Yamaha Miom3 & MioZ DP500Aerox155 DP1,7 Nmax DP2Jt terima TT info lain 081804302090

MITSUBISHI BU Cpt L300PU 2010 AB,Htm,Bak Flat,mesin ok,Kir+STNK br perpjgn, body mls nego.085799398569 LAIN-LAIN Cerdas.Smart dgn 4Jt.Dapatkan mobil impian anda atau yg lainya. Hub 0816 422 9664 B00002.2017M286469-3

WULING Confero GM,Ygy 7-8 Seat MPV,7Plhn Hg 130Jtaan H:Djohan WA 081912899299/081383026799 B00002.2017M290137-3

FIAT Dijual Fiat th 75.Mesin body bagus tinggal pakai,pajak hidup.Hrg NG.Hub 082236625903 B00002.2017M289833-3

FORD Dijual Ford telstar brillian th 1998 red maroon AB kota pajak panjang hub:085727763336 B00002.2017M289366-3

DAIHATSU Dijual Xenia 2004 Li AB coklat metalik kondisi bagus siap pakai pajak baru.Hub 08156890535 B00002.2017M290070-3

Luxio type X th2009 warna hijau. Hrg 90Jt nego.Plat AB Bantul.Hub 081328003095 B00002.2017M290024-3

Ayla X,Tahun 2015,plat AB-Sleman, Harga: 90 Juta. Hub : 0813 2820 7650 B00692.2017.290120-3

New Ayla DP9Jt,Sigra 9J,New Xenia 7Jt,Terios9Jt,GMax 5Jt.Susan:WA. 08995083955/087839136655 B01126.2017.287828-3

Astra Promo Guru*Ayla DP1jt, SigraDP7Jt* TeriosDP10Jt* XeniaDP2jt*.Mb Didien:081280277477 B00002.2017M285631-3

B00002.2017M290078-3

RX King,Tahun 2004,plat AA, Harga: 11,5 Juta. Hub: 0813 2820 7650

B00002.2017M289362-3

HONDA Mobilio E,Thn 15/14,Manual,Asli AB,Hitam,TG1,Istmw,Pjk Mei 2018 Rp.155Jt/Ng.H:082136123013 B00002.2017M289504-3

CRV, Tahun 2007, plat AB, Harga: 140 Juta. Hub : 0813 2820 7650 B00692.2017.290118-3

Genio 92,AB Silver Orisinil, Lsg Pemilik,43Jt Nego Hub: 082223816392 B01126.2017.289996-3

Honda Jazz IDSI AT 06 AB bgs 95jt Nego. Jl Janti 340. T.085100452525 B00692.2017.290127-3

Szk Baleno 02 MT.45jt. Grand Vitara AT 12. 205jt Nego. Jl Janti 340. T.085100452525 B00692.2017.290124-3

BigPromo Mobilio DP4jt,Brio10jt, BRV10jt,cashOK,prosDbntu:0856 1104575/082134846883/5AE55AE3 B00812.2017.290004-3

CRV AT HTM th04 ABkota AC audio full istw trwt siap pakai pjk pjng H.93nego WA081291229200 B02387.2017M290039-3

Jlcpt Kuda 1.6 SE 2000 AB-B pjk&4ban Br FV,Audio,TV sensor parkir istw 52JtNG 085228380638 B00002.2017M289417-3

Mirage 2014 putih AB sleman asli velg ring15 Harga 110Jt.Hub:0274887586/0818467271 B00002.2017M290183-3

Mitsubishi Kuda th2000 plat B bensin biru mulus msn hls kering AC dingin 49jt.085326083737 B00001.2017M290191-3

Dijual Mitsubishi L300 th 2013.Aub Arman Pogong Baru E8 jl.Kaliurang km5.Hp 0818237089 B00002.2017M289546-3

Dijual mobil Pick Up L300 th: 1998,putih,harga 68Jt kondisi bagus.Hub (0274)514859 B00002.2017M289712-3

L300 bnsn87Retro AC Jok Dortrim br kaki2 Sip bantebel ABkota tesen h.34Jt/nego H0274565022 B00002.2017M288323-3

Mitsubishi L300 stw jumbo 87.Bensin AB kota istimewa 29Jt NG 081227444132 B00002.2017M289525-3

Mitsubishi Mirage.145Jt.PU.110Jt. L300.160Jt.Booking Xpander only fr dealer.Hp081332634869 B00002.2017M288096-3

NISSAN G.Livina 200jt,March 160jtan, melayani cash/kredit syariah.hp/ wa085292564723

AvzDP13t,ClyaDP15jt,YrisDP10jt, SientaDP7jt,AngMrh,Dis+BnsByk! Anwar08121569928/087738254259 B00002.2017M286451-3

BU.Dijual yaris 2006 type E Merah ABYogya dokumen lengkap hg.90Jt Nego.Hub:081328006601 B00002.2017M289340-3

Dijual starlet donat full far AC pwr str velg racing 33 Jt.Hub:082325735311 WA B00002.2017M289369-3

Kijang Grand Extra 1.5 Th 95 Bgs. 44jt Nego Jl Janti 340. T.0877 3875 7557 B00692.2017.290125-3

Kijang Kapsul SX 98 AB asli Pjk Baru Cat Ori. 59jt Nego. T.085100452525 B00692.2017.290126-3

Pusat Toyota Jogja DP min Tukar Tambah Harga Spesial Hub:Oestam Dwi Nasmoco 087739005888 B00002.2017M289537-3

B00631.2017M290113-3

B00692.2017.290117-3

Twincam 1.3 AB Slmn 91 abu met pajak panjang,Msn Ok,Ac Aud Ps dll 28jt Ng Cp.083867400672

B00002.2017M289670-3

B00001.2017M290022-3

SUZUKI Djual Karimun GX th05 wrn merah muda plat H65jt ng brg istw.Bs TT.085100472691/08122963387 B00001.2017M289761-3

Futura PU1,5 hitam 2008 AB,bak stndr,casis utuh,kaleng,pjk KIR hidup,Ist.55Jt.081328033175 B00002.2017M289911-3

MOTOR Beli mtr/mbl sgl kondisi.Siap datang lngs byr call 24jam Trisno:087877799209/085707909044

B00002.2017M288651-3

Toyota diskon besar smua tipe DP rndah angs murah prses cpat. Hub:081225093998/087838177833

X-Trail,Tahun 2004,plat AB,Pajak panjang, Harga: 90 Juta. Hub: 0813 2820 7650

B00692.2017.290121-3

TOYOTA Avanza G 08 biru mtlk AB Slmn mulus AC dobel full ori H105Jt Jakal km10.Tlp/WA085747144224 HONDA Beat F1 2015 AB Slm pjk baru starter sudah halus mulus putih biru 12,9Jt/085101872948 BU

B00896.2017M286155-3

Beli sgl-mtr,sgl-th H:P.Nono Celeban Jl:Soga42 H:081.227.55146 XL:0878.3823.3957

B00002.2017M290133-3

Beat Vario Supra/Revo Cukup Bayar 700rb KTP dan KK Saja, WA/Tlp/ SMS: 087 838 225 507

B00002.2017M281236-3

Dibeli mtor segala kondisi dgn hrga trtnggi dbayar cas. H=P.Heru 085100892372/081328883749

B01126.2017.289575-3

Beli vario 1500cc lwt PT Sumber Mulia Sentosa ckp byr 16,5Jta bsa mtr lain.WA:085817386200

B00002.2017M289476-3

Dibeli tinggi spd mtr bekas sgl merk:Gonel Nogotirto 081904037 008/085101507530SMS/Tlp24jam

B00002.2017M288937-3

Dealer Honda Promo Byr Angsrn pertama dpt mtr.Bs TT ckp KTP KK.Hub:WA 082242012992

B00812.2017.289731-3

MOBIL/MOTOR SEWA Hrg promo sewa mbl stok kmplit bsDrop dlm/luar kt AlwyTrans 4435600/0818268597/08157919713

B00002.2017M289180-3

Djl Astrea Prima 90 Ori hitam Istimewa,AB Kota.Pajak pnjng.5,3Jt NG.Hub.Tardi 081915534369

B01347.2017M286990-3

B00002.2017M289686-3

Mrh:ELF,avnza,inova+spr dlm/ luarKota,pktCity tourJgja Mulai300rb.082137463900/087739827108

Djl New Scoopy 13/10,Mio CW10, Mio GT14, Beat Esp15,Grand96 Bs TT Kredit T/WA:085103400199

B00812.2017.287615-3

B00165.2017.289749-3

Honda Blade AB Kota 2011,hitam lerek merah mesin bagus,hrg 7,5jt hub 082169376770 B00001.2017M290145-3

Honda promo Beat DP650 Vario DP850 CB150 DP2Jt NewCBR DP3Jt infotkartambh dll 081804302090 B00002.2017M290076-3

Jual murah Honda grand 92 harga 1.950 juta, bisa TT no sms : 081227255564

KAWASAKI Djl Ninja 2T 2010 AB Bantul Mesin Body Apik Warna hitam Hrg 16,5Jt Hub:087736451187 B00165.2017.290015-3

LAIN-LAIN Mio 06=4 Kaze 99 Grand 96=21 Star 87 Mocin=18 Thunder=23. H:085100891464

MrhSwAvs200Xnia200GLivina250PU175 Terios250Rush250BMW500 Jaz300 Inva350Yaris300 H087739682842 B00692.2017.286002-3

Rental mobil+driver,mbl Calya, 325rb/12jam,425rb/fullday. 082226846759 B00001.2017M289956-3

Sewa Avanza+sopir 275rb,Mobilio ’16+sopir 325rb.H:085106993888. www.jogjatransportwisata.com

B01347.2017M289932-3

B00001.2017M289594-3

Pengen Motor Baru??Promo Beat DP 650Rb-Vario DP 700Rb Saja. Tanpa Ribet.Hub:085701525353

B00002.2017M285393-3

Ymh Rabat:650 Scup:850 Ast800:12 Sigma:13 Smash:22 Grand:22 Bravo:11 Kauman 085102189844

Shafaa Transp menyewakan mbl dg/ tnpsopir dlm/lr kota 0274-387896/ 085103052400/087838458999

B00001.2017M289800-3

B00198.2017M287230-3

B00002.2017M289593-3


JUMAT LEGI 8 SEPTEMBER 2017

LOWONGAN KERJA ADM-KEUANGAN Gratis. Bimbingan bisnis online sampai bisa. Produk sdh tersedia Hub WA/sms:0821 3837 3443 B01347.2017M286241-3

Sambut Bandara baru!!Diklat singkat siap kerja minSLTA,max25th, single,Seleksi&Interv minat krm dtdri SMS/Wa0895385573181 B00385.2017M290181-4

GURU But Guru bhs asing/Akuntansi.Hub Nindya Gama jl.Nakulo 16A Wirobrajan Yk 370520 B00002.2017M290045-3

Dicari tntor MTK,Fis,Kimia,B. Ing,B.Indo,Eko,Akt,IPA/IPS.Mnt H:Alfarabi/081226868818 B00002.2017M289886-3

KAPSTER Bth Krywn Ptong Rmbut Pria Pglmn,Gj 3,5jt/Bg Hsil,max 30th,Muslim,Bs Parttime.081804067909 B01126.2017.289252-3

But 3Kapster/Trapis wnt max35Th gjUMR Salon Karima JlParis Km8,5 Rk Tembi Btl 081548744969 B00002.2017M289662-3

But kapster wnta,bpnglmn, GaPok, Instf,Bns,U.Mkn.Martika Salon Jl Gondosuli 20A.08156803235 B00002.2017M289519-3

LAUNDRY @ Cari Tng Londre krm lmrn lgkp kePojok Tiga Laundry(Pasar Telo Karangkajen-Yk keSelatan 200mtr) gaji mulai dr 1-1,5 juta B00002.2017M289710-4

Bth sgr krywti laundry Jakal km5 tdr dalam max 35 th gaji 800-1,6 niat jujur 08586559627 B00002.2017M289644-3

But krywti Nizwa Laundry Jl Popongan Baru Mranggen Kidul No.83.G srabutan bs tidur dalam gaji800rb1Jutaan.081215769999 B00002.2017M289705-4

Butuh tenaga setrika rapi jujur wanita max 45Th.Lokasi Bugisan Hub:085290135893 B00002.2017M290196-3

JNKG Laundry Sidoarum bth krywti. Min SMP. Maks 35th. Bs Setrika. Pglmn 1th. 081949466625 B01126.2017.289980-3

Krywn wnt max 30th,jjr,ulet,tgg jwb.Fas gj pokok+bns,BPJS.Lok utr UNY Gejayan.081229286237 B00001.2017M289796-3

Laundry Zone bth karywati max30th gj 1-1,7jt,Bs tdr dlm.Almt:Jl Godean km4,5,Jl.AM Sangaji & Jakal km5. Hub:087839005433 B00002.2017M289425-4

Laundry Zone Timoho bth karywati max30th gj 1-1,4jt,Bs tdr dlm.Almt:Utara APMD Timoho. Hub:081228001939 B00002.2017M289426-4

Setrika 2 orang gaji borong Zulaikha Laundry selatan UAD II Jln Pramuka 1G WA:087839163883 B00002.2017M290198-3

Sgr dbthkn kywti 26-39th.Muslim, jjr,siap krj,Diutmkn bs setrika halus,packing simetris rpi.Lmr Simply Fresh Laundry Jl Agro no15 CT 3 Kocoran Barek KarangAsem Dpk Slmn.081334761956 B00002.2017M290051-6

LOW.RUMAH MAKAN Bth kryti max25 gj1,3Jt mkn/tdr dlm RM Bu Tuti Jl Babarsari 108. HP:081392133656 dtg kealmt B00002.2017M289370-3

Bth wanita bag pelayan & asisten masak,kerja dirumah makan ada mess,seragam.H:087881762451 B00002.2017M289265-3

But karyawan Rumah Makan, bagian Pelayanan&Koki, Perempuan,Gaji 1.1-1.3juta+Bonus,disediakan Mess, Pelayanan kesehatan,Agama islam, lulusan SMA, Umur mak 45 th,kirim lamaran ke RM Rata Rata Jl.Lowanu 101 A UH.Hub 08139265-7575/0899-4121-867 B00002.2017M289635-8

But segera tng masak buat siomay &batagor.Fas:gaji,bonus,BPJS. SMS:Segera Alam 085743745016 B00002.2017M289814-3

But sgr ahli masak yg brpnglmn dibdngnya u/catering diutmkn yg bs menginap.Serius krj&jjr.0858 67637687(patangpuluhan Yk) B00002.2017M289939-4

Butuh cepat kerja serabutan dan perawatan peralatan Rumah Makan. Laki-laki, bisa perbaikan kipas, kulkas, listrik dll. Diutamakan tinggal dalam. Usia min 25th dan muslim.Kirim lamaran ke Jl. S parman no 48 tamansari Hub 0813-9265-7575 B00002.2017M289627-8

Dcr pmbntu msk-tng msk bkmi, rica2,tgsng,soto.Wnt max40th.Gj1,22.081903714336-085700457064 B00385.2017M289706-3

Dibthkan crew warung mkn,lsg krj,fas gj,bns,mess,makan 3x,umur maks 27th,hub 089666717353 B00001.2017M289605-3

Dibut karyawan rmh makan wanita max 35thn.Hp/wa 087738656010/ telp 0274 585061 B00001.2017M289764-3

Dibut krywn/i warung RUMAH NASI GORENG jl.pleret segera.jjr,pkrj krs,krj sift.089636134889 B00692.2017.289959-3

Dibutuhkan tng pengalaman masak Jawa Timuran,gaji nego.Lokasi di Kalasan.H:081327781311

LOW.RUMAH MAKAN Dibut sgr koki & ass koki,diutmkn pengalmn max28Th P/W.HelperKoki,P/W max28Th.Krm Lmrn Mariam Catering Jl.Ontorejo No1A Wirobrjn Yk CP:085848434841/WA B00002.2017M289918-5

Dbthkn Waiters & Steward,Pria,utk Wrg Makan,Domisili Jogja,Gji UMR,diutmkn yg sdh Pnglmn Krj di Wrng Mkn,Syrt Ftcpy KTP &Surat Lmrn.SMS/T:081382756220 B01126.2017.290170-5

Dicari llsn SMU/SMK max 25th enerjik good looking kerja shift kirim lamaran ke McDonald’s Malioboro Mall Jl Malioboro 52-58 YK 0274586805 secepatnya B00002.2017M289887-5

Dicari tenaga waitres serabutan buat warung makan cewek niat kerja maks 35th gaji 900rb lok Jogja hub 082138320809 langsung wawancara B00001.2017M290189-5

LOKER MASAK Catering,Pnglmn, Wanita/Pria,usia mx 40th,Lgsg krj,SMS:087734592188 B01126.2017.289986-3

Warung Soto Gaji 1Jt makan&tidur dlm,muslim taat,bisa bangun pagi. SMS:087739382266 B00002.2017M289830-3

LPTKS Grtis+Saku6jt*Hongkg:8-9Jt. Taiwn: 7Jt.Singpr:6Jt.Malys:4jt/AC, Cat Mbl,Mknk,Koki,Htl,Rsto,Spir, Welder,Swlyn,RsmiDepnaker Prs Cpt=081325519355/085848861000/ d6ed60d3/www.pjtki-pptkis.com B01126.2017.287829-6

Job pabrik Jepang proses cpt pasti berangkat + Australia Inggris Malaysia.Hub:082324762386 B00001.2017M289795-3

Kerja di Kapal Pesiar Amerika www. java-team Jl Imogiri timur km12 T/ SMS 081 291 741 420 B00896.2017.289973-3

KRJ KOREA gaji 15 sd 20 jt/bln,biaya brgkt 1 jt-an, hub. BKLN Rhona Jogja 08112.66612, 085743.580006, www.rhonajogja.com B00692.2017.287620-4

MARKETING-SALES Bth Sgr KBA(Agen),Conter,AcntOfficer. Usia Bbs,Bns Jt-an.Nusantara Gejayan.Aji 085729391604 B00385.2017M289968-3

Cr sales TO,SPG,MD miwon.Fasilitas Viar roda 3.Gaji 2jt+bonus ke Purwomartani.089637709279 B00812.2017.287613-3

Dcr sales makanan(Ayam Krispy)yg serius ada KTP KK SIM Motor usia maks35 uang makan&transport/hari 30Ribu bonus&gaji menarik yg serius SMS/WA data lengkap(Mandiri Group)08121592220

UMUM Bth segera karyawan/ti serabutan,max 30th,muslim,jujur,niat kerja u/mie ayam omah Josc jln Ambarbinangun 081328282799

B00002.2017M289633-4

B00001.2017M289807-4

Dibutuhkan lulusan SMK untuk bengkel AC ruang.Hub 081328547547

Bth Serabutan P/W 30th sd 60th tdr dlm/plg.Gj 2Jt/bln.Lok Kalasan. Serius Hub 082226537771

B00002.2017M290138-3

B01033.2017M287436-3

TENAGA KESEHATAN Aping wanita shift pgi STRA aktif kntrk krj Apt Enggal Semi Diponegoro 12Yk Hp083867248839 B00002.2017M287155-3

UMUM Admin wnta min SMU aktf dimedsos frash graduate usia min 20Thn diutamakan bisa Word Excel Office wajib punya HP Android. Hub:082339796319 No SMS B00002.2017M290080-5

Anda ingin dibantu agar pypenghasilan > 15jt+/bln? SMS/WA:’Mhndibantu’ ke 085848906132 B00198.2017M288548-3

Anda ingin dpt subsidi kerja/usahadg income >15jt+/blm? SMS/ WA:“ingin” ke 085848906132 B00198.2017M288552-3

Anda lulus SMU IngnKrj diBndr, Cargo&Tcktng?Ikuti diklatBsLgsg krj.H:AST JOGJA 085743366878 B00287.2017M286293-3

Angkutan Haji n Umroh Makkah & Madinah bth supir SIM A/B gaji & bonus bsr.0822-3184-7196 B00002.2017M289449-3

Astra Motor Grup bth Oprtor,SMA, Gj 3.841.000+BPJS,Mkn,Lmbur, Trans.087878381135 Ibu SUNDARI B01126.2017.289982-3

Australia butuh 120 TKI.Gaji 30 juta/bulan.Biaya potong gaji.Hub: 085640957166 B00001.2017M289788-3

Bth Bag Administrasi,bs komputer hub Trust&Clean Seyegan 085701042077 B00001.2017M289803-3

Bth Cleaning Service,siap kerja hub Trust&Clean Seyegan 085701042077 B00001.2017M289802-3

Bth Cleaning Servis wnta 18 sd 22th u/Jogja,diutamakan luar jogja msh single.089668722338 B00002.2017M289698-3

Bth cpt PRT wanita u/Yayasan diKulon Progo maks45Th tdr dlm gaji&bonus.Hub.081215730155 B00002.2017M289695-3

Bth Cpt Sales TO Sembako & Helper u/ pgrmn brg area DIY & sktr 087838366629/ 081224446665 B00692.2017.290123-3

Bth Cpt:Perawat Ortu Wnita Muslim Nginap Gji 1,5Jt,Fas Mkn Kmr Bnus Bljr Ush.H:08175453610 B01126.2017.290166-3

B00002.2017M289398-6

Bth karyawati TK besi,pnglmn, srabutan,rajin,minSMA,laju,Mgu lbr,L:Samirono.WA:087838212420

Dicari tenaga penjualan toko kain. Laki2, maximal 28 tahun.Hub: 0853 7840 5438

Bth pria 18-22th utk cleaning servis single diJogja diutamakan dr luar Jogja 085729421919

B00692.2017.286483-3

B00002.2017M289650-3

B00002.2017M289696-3

LANGSUNG KERJA.! Akur Optik Bantul Grup bth Krywn Tetap Bag Marktng Lapngn Syrt:Usia 20-50th,ada Mtor+SIM C,bs Krjsm Team,BrtgJwb.Fas: Pnghslan tetap 1.775rb+Tunj.Masa Krj.Pnmptan di Brosot,Wates,Godean,Cebongan & Tajem (SMS/WA 08122697768)

Bth PRT wanita 20-30th single di Jogja diutamakan dr luar Jogja bs naik motor 089668722338

B01126.2017.289985-8

Bth Office Boy(OB) Pria max30th pnglmn kbrsihan,rajin. Lmrn ditujukan ke Optik Modern Jl.Diponegoro YK. Tlp 0274.553222

LOKER MARKETING penglmn, wanita/pria,ijzh min smu,usia mx 40th.lgsg krj,SMS:087734592188 B01126.2017.290169-3

PENJAHIT BU sgr pnjahit wnta brpnglmn u/butik diJlLempongsari Raya blokB10 tmr HtlHyat.082221761550 B00002.2017M287732-3

But:2 Tkg Ptg,2 Tkg Soom&Pyt, minSMP,P/W max30Th,KrjKrs,dspln &brkmbg,dtraining.082225610101 B00002.2017M287890-3

Dbthkn tng jahit wanita terampil, berpengalaman.Lok Monjali Pekerjaan tidak boleh dibawa pulang.Hub:Ibu Anna 081802790012 B00002.2017M289487-4

Dcr Penjahit Wnita maks 35th diutamakan llsn SMK.diJahit ditempat serius Hub:081 2589 6356 B00165.2017.290017-3

Dibutuhkan penjahit daerah Wedomartani bisa dikerjakan dirumah hub wa:Ika 085 2284 09035 B00001.2017M290139-3

DibutuhkanPENJAHIT&PEMOTONG. Wnt muslim,Pengalaman Tdk diutamakan,Yg Pnting Bs JAIT&Siap Kerja,Gaji menarik,Fsilts Ok,Info:Telp/ Sms 082138090002(dita) B00692.2017.290129-5

DicrTng jait+fnsing,GubugKbya Jakal 9,3 dpnPrmFortuna,Tempel, sinduhrjo,Ngaglik083869030404 B00812.2017.289560-3

LOKER SPV PENJAHIT & TENAGA JAHIT,Jahit ditmp,Wanita mx 40th,lgsg krj,SMS:087734592188 B01126.2017.289987-3

SECURITY LOKER SATPAM pria mx 40th, ijzah satpam,tb min 167cm,lgsg krj,SMS:087734592188 B01126.2017.289990-3

Dicari:Cheff-pizza pengkerja min 1thn mandiri melayani pesanan pembeli SMS:085 647 153 270

TEKNIK Dibut safety officer K3 Konstruksi Pnglman K3Knstrksi,bs Lap K3 Knstruksi,srtfkat K3 dr Depnaker/ LPJK brsedia ditmptkan di Batang. Hub:PT Kusuma Karya 02742922012/081915522094

B00002.2017M290075-3

B00002.2017M289060-6

B00001.2017M289938-3

TEKNIK Dbthkn sgr mekanik mtr sgla merk brpengalamn.Gj nego.H:Bngkl Armulia mtr.Jl ry Candi Gebang no.13B.P Muji 085228891018

B00002.2017M289697-3

Bth kryw prod&helper air minum,krm lmrn/dtg lsg:Pt.Mitra Tirta Buwana-Sambilegi baru jl.waru no.74 mgwhrjo,depok,slmn,yk B00692.2017.290128-4

B00385.2017M289964-4

Bth sgr krywti D3Akutansi,max35. Dom Yk-Bntl mnguasaiMSOffice& inet,bs krj team,kmitmen,jjr. Bth kernet gas,max35 domYkBntl&sktrnya,kuat,dsplin.Bth helper srbtn max35 tdrdlm,sht,rjn.Krm lam ke PT SMJ jlBhayangkara51A Yk.Bp Michael 08175499800 B00002.2017M290135-8

Bth sgr sopir min SIM A & tng wanita bag setrika.H:Diamond laundry jl Beo no15 Demangan baru 081228282894(pada jam krj) B00001.2017M289783-4

Bth tenaga operator comp bisa corell fotoshop rajin jujur serius hub:081254510433 segera B00002.2017M289691-3

Bth tenaga serabutan,pengalaman bangunan ok.Lokasi Bangunjiwo, Kasihan,Bantul.081578401292 B00002.2017M289641-3

Bth tng krj utk mengelola ktr cab. SMP-S1 Inc 2Jt/bln,pensiunan bisa.Sms dtdr 081575325074 B00002.2017M289544-3

Bth tng serabutan 2 laki2,1wnt,lls SMP umr max 20th,utk warung makan babi,tdr dlm,gj awal 1,2jt,jjr/ rjn h:081227995465 B00001.2017M288561-4

Bth wnt cantik max25th utk pemandu karaoke diJogja.Gj1-4/bln.Sandra.082133778832/ D9047473 B00812.2017.289729-3

But 5 karyawati,single,jujur,tdr dlm. Toko Mainan,Jl Panjaitan 23 Yk(sltn Plengkung Gading) B00002.2017M290085-3

But Cleaning Service ATM tanpa ijazah,Pria max30Th,gaji UMR, Jamsostek,Punya kendaraan kirim lamaran ke ATM Cling Jl Cabe45 Karangploso Maguwoharjo Sleman CP Wulan 08996230661 B00002.2017M290071-6

But karywn laki-laki max 30th rjn,jjr,diutmkn dtng.Star Jl.H.Agus salim 61Yk. 087839601420 B00812.2017.290002-3

But krywti brpgnlmn niat krj max35th u/Btk Srikawati.Dtg:Psr Bringharjo Los2 utr bw KTP+CV B00002.2017M289346-3

But tng srabutan P/W,Tdr dlm,domisili luar yk.Hub:Roti Dino Badran JTI/944 Rt56 Rw12 Yk B00002.2017M289930-3

Butuh Administrasi&sopir kelilingan elpiji 12kg.PT Pamungkas Gas Pakem.H:08122737152 B00002.2017M289955-3

Butuh serabutan/angkut pkn trnak lok Sgrys/Pleret.Gj 40rb/hr+1x mkn siang.Hub 08975502069 B00002.2017M290142-3

Butuh tukang sablon pnglmn niat kerja jjr tggjwb H:Percetakan Dsekar Printing 087739012900 B01347.2017M289388-3

Cari:Sales tanpa target tnp stress hasil harian+riward hub: 081226112211 B00002.2017M286488-3

Cr tng u/pembesaran ayam di Boja dan Salatiga.Fas:Gaji+bonus,mess,mkn dlm,max SMP.SMS nama,asal,usia ke 087834689659 B00001.2017M289967-4

Dbthkan supir jasa angkutan syrt simA, SKCK, jujur.domisili Jogja sms : 081215202888 B01347.2017M290110-3

UMUM Dbthkn jaga rental PS3 mhsiswa/ lulus SMA jujur supel 8Jam/Shift Segera Hub:085107127772 B00002.2017M289694-3

Dbthkn krywn ngurus rental motor &jaga Toko Alat Gunung min SMA max30Th.Hub/WA:085876603074 B00002.2017M289540-3

Dbthkn Op.Mesin2 Mebel Pria/Wanita. Krm lamaran lengkap ke Popeye FC Jl.Hayamwuruk No.16. Penempatan di Jl.Potorono,Banguntapan,Bantul. Hub:087838667690 B00692.2017.290116-5

Dbthkn Pramuniaga Cow/Cew,Usia max 26th,Jujur,Niat bkrja,Sehat Jasmani&Rohani.Lmrn lkp ke BARKAS,Jl.Gejayan/Affandi No.8 B00692.2017.290122-4

Dbthkn segera tkg las&kenek pengalaman utk mebel,lok:Ringroad Bantul.Hub:081904204088(SMS) B00002.2017M289908-3

Dbthkn:Helper,Kasir(W), pramuniaga (P/W),max 30th.Lmrn ke Damai Indah Swalayan Jl.Bantul 116 YK(0274)371770/380570 B00002.2017M289893-4

DbtuhkanAdminOnlineShopbrpnglmn prempuan maks30Th minSMA. Hub(WA) 085729547928 Segera B00002.2017M289679-3

Dcari pgw srbtan bs nyopir 1tkg ptg rmbt lk2 tdr mkn dlm jjr rjn 0818268597 / 085105133254 B01347.2017M289933-3

Dcr kywti u/konter makanan diMall/Swlyn usia max28 krj sift,gaji &bonus.H:Agus 087839555075 B00002.2017M289913-3

Dibthkan segera sopir untuk Catering pny SIM A usia max 40Th Serius kerja.Hub:08179431915 B00002.2017M290083-3

Dibthkan sgr tng wanita max 30th bag SPG & serabutan.Hub:Cleanindo Jakal KM 14,5 Degolan 085100585853 (Jam Kerja) B00001.2017M289781-4

Dibthkan sopir SIM A rjn jjr tdr dlm diutamakan single serius h:085100874604/087861080067

UMUM Dibthkn lk2 muslim taat u/stand makanan di km 14,4 Jakal.Serius 1,4jt/bln.Hub:081377680346 B00001.2017M289997-3

Dibthkn tenaga profesional masak utk catering tdr dlm gaji menarik. Serius Hub:081804251117 B00002.2017M290082-3

Dibut customer service minSMU mau krj dlm team,cantik, jjr. Hub Golden Klinik jlDiponegoro no45Yk(0274)555961 B00002.2017M290195-4

Dibut operator fotocopy berpengalaman! Jl Glagahsari Jaturan blkng UAD YK.Hub: 081222670060 B00002.2017M289721-3

Dibut Segera Tenaga Pria U/ Toko Besi di Jl.Godean kn 8,5 Seriuss H:0857 4017 4100 B01127.2017M289954-3

Dibut:Karywn utk serabutan max 35th,ada sim C,sembako SPIP Jombor.SMS 08195408181 B00001.2017M289603-3

Dibutuhkan :Karyawan/karyawati untuk Warung Makan sms/wa : 0815.1515.8399 B00074.2017.289724-3

Dibutuhkan karyawan pria,usia max30 th utk menjaga warung disekitar amplas h:082156672885 B00896.2017.290161-3

Dibutuhkan karyawan untuk depot/layanan antar air isi ulang. Hub:08122717181/085103576986 B00002.2017M289888-3

Dibutuhkan karyawan utk depot air minum isi ulang di daerah Concat hub 085878456354 B00001.2017M289940-3

Dibutuhkan Penjahit wanita utk Butik.Bs tdr dlm.Uang Makan,Bns,Gaji besar.Hub:082225816500 B00002.2017M289762-3

Dibutuhkan PRT inap wanita usia 23sd30 Th muslim jujur bersih bisa masak gaji 1sd1,2Jt/Bln lokasi Smrg.Hub:081210778653

B00001.2017M289763-3

B00002.2017M289500-4

Dibthkn cewek:admin(1),cs(1).Toko bangunan di Gedongkuning Yk.0818265265

Dibutuhkan segera 5 therapis Sheva Salon jln Kabupaten.Hub 087843282132

B00001.2017M289979-3

Dibutuhkan 2wanita&2pria utk ditempatkan di bag:Admin,legalitas, pemasaran max 35th bs komputer di ktr property.Alamat 1,5km brt psr Slmn 082324999555/087839377555 no SMS B00002.2017M289920-6

Dibthkn karyawan jaga outlet jagung kukus usia max 30th gaji 1,2Juta minat hub 08164273301 B00002.2017M289638-3

Dibthkn karyawan utk jaga loket kantor POS&jaga kios pempek.Hub Bpk Darno kantor POS Saragan Mirota jl Godean ke sltn 500m.081328131000

B00002.2017M289827-3

Dibutuhkan segera PRT gaji 1Jt makan&tdr dalam di Daerah Gejayan Hubungi 085877914065 B00002.2017M290046-3

Dibutuhkan segera SPG/sales conter syarat:wanita berpenampilan menarik min SLTA tinggi dan berat badan porposional yg serius lamaran dikirim langsung ke Toko Otani Jl Malioboro 30/Toko Keio Jl Urip Sumaharjo 34 Yogyakarta B00002.2017M290103-8

Dibutuhkan terapis pglmn Jari Menari massage & spa jl Prawirotaman no 15.H:085643508777 B00001.2017M289618-3

Dibut PRT untuk momong dan serabutan mkn dlm 1x tdk nginap jaker set 8 smpai set 5 gj 1jt hub 081237683142

Dibutuhkan segera pria/wanita untuk jualan seblak,gaji 1.2jt, lokasi kerja di Sidoarum,usia max 35th,punya kendaraan sendiri. Hub Zata-082225939766

B00001.2017M289970-4

B00001.2017M290180-5

B00002.2017M289895-5

HALAMAN 19

UMUM Dibutuhkn 2Terapis untuk SPA umur max30Th cewek penampilan menarik niat kerja.081226435887

UMUM Lowongan SPG,Wanita Max 35th Kristen/Katolik ditempatkan di Gardena Yogya,Info087838701990

B00002.2017M290028-3

B00631.2017M290112-3

Dibutukan Driver Taxi Online.Sistem setoran.Syrt:SIM A/B1,KK,KTP DIY. Pglmn taxi Online.Rajin dan niat kerja.081555999035

Pek Siap Bangun L185m2(12x15) mSHM Lok Sidokarto JlGodean km8 dkt jlRy&FasUmum.085109157771

B00001.2017M289805-4

Dicari asisten konsultan kesehatan Parttime. all background. H:Bp. Wisnu:081392514994 B00692.2017.287420-3

Dicari bag kebersihan untuk hotel laki² usia 28-40th.Hub Hotel Bakti jl Hayam Wuruk 13 YK B00002.2017M289536-3

Dicari FrontOffice untuk hotel.Laki² usia 28-40th D2-S1.Hub Hotel Bakti jl.Hayamwuruk 13Yk B00002.2017M289651-3

Dicari karyawan srabutan bisa sopir max 40th buat toko besi.hub 085292607777 no SMS B00002.2017M289912-3

Dicari PRT wanita bujang tdr dlm kerja di WR Makan Babarsari Gj 1 Jt.Hub:081328004083 B00002.2017M289630-3

Dicari Tenaga Wanita untuk Terapis secepatnya segera Hubungi: 0821 3438 5984 B00165.2017.289583-3

Gaji menarik!Fronliner/karyawan Laris Cell.Pasar Kranggan lantai 2 no.31 Jl.Diponegoro YK B00002.2017M289272-3

Grtis biaya bth Tnga Krj utk Prkbunan Sawit.diKalimantan mess dsediakn,P.Agus 085725973263 B01126.2017.285847-3

Hotel Berbintang wil YK bth Staf, HK,OB.MinSMP,max35th.Fas: Gaji+Fas.H:DIANA 085601019742 B01126.2017.290167-3

Invest KOTA Cinema Mall,GELATO GEKO,bonus sehat,awet muda. Kartu kredit 24x.Master Yuwono 081390560317.WA/SMS:Nama,no. HP.Pribadi,keluhan/pertanyaan B00002.2017M279407-5

Karyawati/wan Toko,serabutan,max 30Th,Tk 51 Listrik Jl Diponegoro 55 Yk 087705571854 B00002.2017M289643-3

Krj Parttime All Backgrnd 3-5Jm/ hr,Mhsw/Lls,IRT,PNS,Krywn,dll. WA:081904246097-085743483231 B01126.2017.289767-3

LOKER CLEANING Wanita/Pria mx 35th, Pnglmn/tdk.lgsg krj, SMS:087734592188 B01126.2017.289988-3

LOKER PRODUKSI Pabrik sablon Wanita / Pria mx 35th,lgsg krj,SMS:087734592188 B01126.2017.289989-3

Lowongan dibutuhkan pasutri utk jaga kost di Janti.Syrt muslim, berjilbab,jujur,gaji,insentif, tempat tinggal.081259608878 B00001.2017M289798-4

OB/SPG/Penjualan/Gdg/Kasir/Sopir/ Adm/SPV.SMP-S1.17-40th.1,5-3Jt. Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS.081390560317 B00002.2017M275483-4

B01127.2017M290144-3

Penghasilan Tbhan Dgn Parttime 2-4Jam/hr All Background min18th H:085701019909/08174187482 B01126.2017.289991-3

Percetakan bth sgr finishing pglmn, bisa potong & srabutan.Telp:081 904128787/085100437437 B00002.2017M289339-3

Prs Roti but 8staf,8satpam,10gdg, 5sopir,8help,50prod,gj 1.5-2,5jt H:087839384827 lgs kerja B00692.2017.289961-3

PT.Sentosa Agung Suryatama (Tupperware)Butuh segera Staff Gudang,Pria,Max30th,D3/sdrjt,SIM A,Bs Excell,Pekerja krs,Bs Kerjasama team,Punya inisiatif&Loyalitas tinggi.Lamaran lengkap:Jl.Hayam Wuruk No 21 Jogjakarta,Max 10 hari dr iklan tayang B01126.2017.289984-8

Segera juru parkir motor barat Amplas max 35th KTP DIY shift gaji 1jtan.H:081221999250 B00002.2017M289929-3

Sopir SIM B1,dom Ygy,mahir bw truk.CV Bahagia distributor semen Bima jl.Magelang 124(pabrik traktor Quick ke sltn 100m) B00001.2017M290193-4

Tenaga serabutan untuk kantor di Gamping laki-laki maks 35Th min SMP.SMS:08112556005 B00002.2017M289831-3

Tnp Biaya&Lsg Kerja DiKapal Bali.Gaji+Bonus(20-25Jt)Kontrak 10Bln+Mkn+Ass+THR 085859305239 B00165.2017.287673-3

Urgent dibthkan SPG wnita u/Counter Gardena dll gaji UMR siap target sgra hub 087888624898 B00002.2017M290093-3

Wanita u/kbersihan rmh jm7-15 Minggu lbur gj 1Jt max40th,jujur.Apotek E.Semi Diponegoro 12 B00002.2017M287153-3

Wrg Sambel Cowek Bth Cew/Cow Max30th Min:SMP u/ bbrp Otlet Djogja.Kasir,Koki,Bar,dll.Gji Min 1Jt+Bns+BPJS.H:085727218012 B00002.2017M287945-4


20

Sport Hot News

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Bikin Tenis Serasa Sepak Bola Fan Del Potro Kompak Teriakan "Ole, ole, ole! Del-po! Del-po!" SUASANA penonton di Arthur Dengan kemenangan ini, Del Ashe makin semarak dengan Potro akan menghadapi petenis suara para pendukung peringkat satu dunia, Nadal Juan Martin del Potro. di babak semi final, Jumat • Juan Martin del Potro lolos semifinal Yel-yel yang biasa (8/9). menggema dinyanyikan "Ini rasanya seperti • Pendukungnya punya yel-yel unik seperti suporter Argentina saat lapangan kandang suporter sepak bola mendukung timnas sepak saya. Saya pernah main • Biasa terdengar lagu "Ole, ole, ole, ole! Delbola terdengar menggema. melawan Rafa di sini po! Del-po!" saat Del Potro menang Pendukung Del Potro pada 2009 juga. Saya menyanyikan lagu "Ole, harap Saya bisa meraih • Del Potro mengalahkan Roger Federer ole, ole, ole! Del-po! Delhasil yang sama pada laga • Siap menghadapi Rafael Nadal di po!". Jumat nanti," kata Del Potro. semifinal AS Terbuka Petenis asal Argentina itu Sebelumnya, Nadal berhasil memastikan diri lolos memastikan lolos ke semi final babak semifinal mengalahkan dengan menyingkirkan petenis petenis Swiss, Roger Federer remaja asal Rusia, Andrey 7-5, 3-6, 7-6 (8), 6-4 dalam pengamat. Rublev 6-1, 6-2, 6-2 dalam pertarungan selama dua jam Del Potro secara mengejutkan 97 menit. Semi final Jumat 50 menit. bisa menyingkirkan Federer, akan merupakan semi final AS Stadion Arthur Ashe petenis yang dijagokan bakal Terbuka keenam sepanjang penuh dengan penonton, dan bertemu Rafael Nadal di semi karier Nadal. kedua petenis yang tampil final. Mesk demikian, Del Rafael Nadal memiliki catatan di perempatfinal ini masingPotro adalah juara di Flushing rekor 8-5 menghadapi Del masing memiliki kelompok Meadow pada 2009 lalu. Potro. "Juan Martin adalah penggemar berat. "Saya melepaskan servis pemain utama. Jika ia bermain Pendukung Federer akan dengan sangat baik. Saya baik, sulit menghentikan bersorak saat Del Potro gagal melepaskan pukulan forehand dia. Forehand-nya bisa jadi sebaliknya suporter Del Potro sekuat yang saya bisa. Saya merupakan pukulan terbaik akan bersorak dengan yel-yel bermain dengan permainan saat ini," kata Nadal tentang "Ole, ole, ole, ole! Del-po! Delluar biasa. Saya pantas calon lawannya. Semi final po!" saat Del Potro menang menang," kata Del Potro yang lainnya akan mempertemukan poin. merasakan semifinal Grand Kevin Anderson dan Pablo Hasil laga perempatfinal Slam pertamanya sejak Carreno Busta. (Tribunnews/ ini di luar prediksi banyak Wimbledon 2013. mba)

DIRECT POINTS

AFP PHOTO

LOLOS SEMIFINAL-

Petenis Argentina, Juan Martin del Potro lolos babak semifinal AS Terbuka setelah mengalahkan Roger Federer dari Swiss 7-5, 3-6, 7-6 (8), 6-4. Di semifinal, Del Potro akan menghadapi Rafael Nadal.

Federer Rasakan Banyak Penyesalan PETENIS Swiss, Roger Federer mengaku ada beberapa hal yang dia sesali usai kalah melawan Juan Martin del Potro. Lawannya tampil dengan sangat baik untuk mengatasi cedera pergelangan tangan dan fluktuasi performa selama beberapa tahun terakhir. "Saya meninggalkan pertandingan itu dengan banyak penyesalan," kata Federer. "Seharusnya aku bangkit... Tapi ini mengakhiri kejayaan

selama lima tahun saya di New York. Tapi Juan Martín bermain dengan sangat baik. Aku merasa pada akhirnya dia pantas mendapatkannya," kata Federer. Kekalahan dari Del Potro merupakan kekalahan pertama Federer di turnamen grand slam musim 2017 ini. Sebelumnya, petenis Swiss ini menjuarai turnamen grand slam Australia Terbuka dan Wimbledon. Dua gelar ini membuat ia telah

AFP PHOTO

BERGEMBIRA-

mengoleksi 19 gelar juara turnamen grand slam. Federer mengaku Del Potro bermain lebih baik pada pertandingan kali ini, Sebelum pertandingan, ia memiliki rekor kemenangan 16-5 menghadapi Del Potro. "Sulit menjelaskan, padahal permainan saya tidak buruk," kata Federer. "Saya menghadapi pemain yang tampil baik di poin-poin kritis. Ia layak lolos," katanya. (mba)

Para pendukung Juan Martin Del Potro bersorak-sorak bergembira dengan menyanyikan yel-yel Ole, ole, ole, DelPo, Del-po! saat mendukung Juan Martin del Potro di AS Terbuka.

Ducati Turunkan Tiga Pebalap TIM Ducati dipastikan akan menurunkan tiga pebalap dalam race MotoGP San Marino 2017 di Sirkuit Misano, Minggu (10/9/2017). Tim asal Italia menempatkan Michele Pirro di dalam line-up. Dengan demikian, Pirro akan mendamping dua pebalap utama, Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo. Dia mendapatkan wild card sehingga bisa mengaspal untuk balapan kali ini. Wild card adalah sesuatu yang lazim diberikan pihak Dorna Sport dan penyelenggara. Pada GP San Marino

AFP PHOTO

SEMIFINALIS - Kombinasi empat semifinalis tunggal putri AS Terbuka yang semuanya adalah

petenis AS. Sloane Stephens, Venus Williams, CoCo Vandeweghe, dan Madison Keys akan tampil di babak empat besar. Semuanya dari AS, pertama kali terjadi sejak 1981.

Setelah 36 Tahun AS Kembali Menguasai Semifinal Putri PETENIS putri Amerika Serikat kembali mendominasi persaingan tenis grand slam. Untuk pertama kali sejak 1981, empat semifinalis sektor putri AS Terbuka semuanya berasal dari tuan rumah Amerika Serikat, dipimpin oleh peraih tujuh gelar Grand Slam Venus Williams. Williams yang tengah memburu gelar AS Terbuka ketiganya setelah 2000 dan 2001, akan menghadapi rekan senegaranya Sloane Stephens, sedangkan partai semifinal tunggal putri lainnya mempertemukan unggulan ke-20 CoCo Vandeweghe dengan unggulan ke-15 Madison Keys, Kamis waktu AS nanti di Stadion Arthur Ashe. Para pemenang partai semifinal

akan berhadapan Sabtu pekan ini. "Keren banget," kata Keys setelah menang 6-3, 6-3 melawan petenis Estonia Kaia Kanepi. "Saya kira ini akan menjadi momen yang sangat spesial. Saya senang telah lolos dan mencatatkan nama saya di sana." Siapa pun yang maju ke final, mereka akan menciptakan all-American pertama dalam final AS Terbuka sejak 2002 ketika Venus ditundukkan adiknya Serena. "Dua pekan yang hebat untuk dunia tenis Amerika, menyaksikan semua pemain Amerika ada di undian dan semuanya maju begitu jauh dan bertanding dengan bagus sekali," kata Venus seperti

dikutip AFP. "Indah sekali menyaksikan kebangkitan kembali ini dan saya harap terus berlanjut." Venus yang unggulan kesembilan menikmati salah satu musim terbaiknya dalam usia 37 tahun. Tahun ini, runner-up Australia Terbuka dan Wimbledon itu menjadi semifinalis AS Terbuka paling tua dan yang tertua dalam Grand Slam mana pun sejak Martina Navratilova pada Wimbledon 1994. Venus di ambang maju ke final Grand Slam tiga kali berturut-turutnya yang pertama sejak 2002. Venus dan Stephens akan memainkan pertemuan antara dua petenis kulit hitam di Stadion Arthur Ashe. (Tribunnews/mba/ant)

ini Dorna memberikan kesempatan terutama setelah pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi, absen karena cedera. Ini adalah kali kedua Pirro memacu motor di lintasan MotoGP musim 2017. Sebelumnya, dia juga sempat ambil bagian dalam balapan di tanah Italia, tepatnya di Sirkuit Mugello, awal bulan Juni.

Dia mencatatkan hasil kualifikasi yang cukup baik dan mengawali perlombaan di posisi keempat. Pada perlombaan di Sirkuit Mugello, performa Pirro banyak diapresiasi meski melorot ke posisi kesembilan saat finis. Ini adalah kesempatan ke47 Pirro mengikuti perlombaan di kasta tertinggi balap motor sejak melakukan debutnya pada 2012. (Tribunnews/ BolaSport)

KLASEMEN PEBALAP MOTOGP 1 Andrea Dovizioso 183 2 Marc Marquez 174 3 Maverick Vinales 170 4 Valentino Rossi 157 5 Dani Pedrosa 148

AGENDA MOTOGP SAN MARINO (10/9) Latihan Bebas 1 Jumat 8 Sep (14:55 - 15:40) Latihan Bebas 2 Jumat 8 Sep (19:05 - 19:50) Latihan Bebas 3 Sabtu 9 Sep (14:55 - 15:40) Latihan Bebas 4 Sabtu 9 Sep (18:30 - 19:00) Kualifikasi 1 Sabtu 9 Sep (19:10 - 19:25) Kualifikasi 2 Sabtu 9 Sep (19:35 - 19:50) Pemanasan Minggu 10 Sep (14:40 - 15:00) Balapan Minggu 10 Sep (19:00 - 19:45)

MOTOGP.COM

SIAP BALAP- Pebalap

Michele Pirro siap ikut balapan MotoGP San Marino di sirkuit Misano bersama dengan dua pebalap utama Ducati, Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo. Pirro mendapatkan wild card.

Dovizioso Sesali Tak Duel Lawan Rossi ADA penyesalan di dalam diri pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, jelang MotoGP San Marino di Sirkuit Misano akhir pekan ini. Dia tidak bisa berduel dengan kompatriotnya dari Italia, Valentino Rossi. Rossi dipastikan tidak ikut balapan dalam balapan karena mengalami cedera patah tulang kaki. Pebalap Movistar Yamaha MotoGP ini diprediksi melewatkan sejumlah seri karena harus menjalani pemulihan selama 30-40 hari. Pada balapan terakhir, Dovizioso terlibat duel dengan Rossi di Sirkuit Silverstone, Inggris. Dovizioso yang memenangi lomba tersebut setelah dia menyalip The Doctor saat balapan menyisakan tiga lap.

"Datang ke Misano sebagai pemimpin kejuaraan adalah fantastis," kata Dovizioso melalui situs resmi Ducati. "Saya sangat menyesal Valentino Rossi tidak akan berada di sana, karena akan sangat bagus juga melawan dia." Dovizioso mengincar kemenangan kelima musim ini demi memperlebar jarak dengan pebalap Repsol Honda, Marc Marquez. Saat ini Dovizioso unggul sembilan poin atas Marquez. Namun, Ducati memiliki catatan kurang apik saat balapan di Sirkuit Misano. Sejak tahun 2007, tidak ada pebalap tim Italia ini yang naik podium. Casey Stoner menjadi pebalap terakhir dari Ducati yang bisa memenangi GP San Marino. (Tribunnews/bolasport)

PEMIMPIN KLASEMEN

ISTIMEWA

- Andrea Dovizioso, pebalap Ducati siap mempertahankan posisi sebagai pemimpin klasemen pada balapan di Misano, Minggu (10/9).


Jogja Sport www.tribunjogja.com

Dia tidak kuat main saat uji coba kemarin. Katanya kaki kirinya sakit sehingga hanya menonton di pinggir lapangan saja, ya terpaksa istirahat dulu

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

tribunjogjaofficial

21

Persiba Krisis Striker di Laga Pamungkas BANTUL, TRIBUN - Permasalahan terus menimpa Persiba Bantul jelang laga pamungkas putaran kedua melawan PSIS Semarang pada Senin (11/9) nanti. Setelah sebelumnya empat pemain dicoret karena indispliner, tiga hari jelang laga kandang terakhir, Persiba mengalami krisis lini depan. Striker andalan Persiba, Awaludin Saputra diragukan tampil di laga terakhir nanti karena mengalami cedera. Pemain asli Bantul tersebut mengeluh kaki kirinya sakit saat menjalani laga uji coba melawan

Tunas Muda Banguntapan. Praktis, dengan cederanya Awaludin, lini depan Persiba tinggal menyisakan satu pemain lagi, yakni Ahmad Junaidi karena satu striker lainya, Kurnia Nanda dicoret manajemen karena indisipliner. “Dia tidak kuat main saat uji coba kemarin. Katanya kaki kirinya sakit sehingga hanya menonton di pinggir lapangan saja, ya terpaksa istirahat dulu,” kata pelatih Persiba, Hidayat, Kamis (7/9). Tim pelatih akan terus meman-

tau kondisi Awaludin sebelum memutuskan siapa pemain yang akan ditampilkan di laga pamungkas nanti. Namun jika memang kondisinya tidak memungkinkan untuk diturukan, tim pelatih akan menyiapkan pemain lain untuk mengisi lini depan. Untuk itulah, disisa waktu yang masih ada, tim pelatih akan berusaha maksimal untuk membenahi kelemahan-kelemahan, baik secara individu maupun tim. Sementara itu, dalam latihan kemarin, tim pelatih Persiba terus mematangkan skema

4-2-3-1 yang akan dimaikan dalam laga melawan PSIS nanti. “Harapannya kami ingin meraih kemenangan karena dari beberapa laga kami sudah kalah, apalagi besuk main di kandang, tentu ingin memberikan hasil terbaik juga,” jelasnya. Uji coba lagi Sementara itu asisten pelatih Persiba, Sambudiana menambahkan, untuk mematangkan persiapan, tim pelatih merencanakan untuk menggelar uji coba lagi. “Renacananya besok (hari ini, Red), tapi belum dapat

lawan, kita akan lihat bagaimana kemungkinannya,” ungkapnya. Persiba sendiri sudah dipastikan terdegradasi setelah menelan hasil buruk selama mengikuti kompetisi Liga 2. Dari 13 laga yang sudah dijalani, tim berjuluk Laskar Sultan Agung tersebut belum pernah meraih kemenangan. Persiba mencatatkan hasil imbang empat kali dan menelan kekalahan sembilan kali. Hasil buruk tersebut membuat Persiba terpuruk di dasar klasemen sementara Grup 4 dengan nilai 4. (has)

WAKILI DIY DI LEVEL NASIONAL

PSS U-17 Menang 1-0 atas PSIM U-17 di Final Piala Soeratin Regional DIY 2017 PSS SLEMAN U-17 berhasil menjadi juara Piala Soeratin Regional DIY 2017, setelah di final menekuk PSIM Yogyakarta U-17 1-0 di Lapangan Yonif 403, Kentungan, Sleman, Kamis (7/9) pagi. Pada laga tanpa penonton itu, satusatunya gol dicetak oleh pemain PSS Sleman U-17 Guntur Theo. Pemain bernomor punggung 10 ini berhasil memanfaatkan hukuman tendangan penalti bagi yang didapat PSS U-17. Pelatih PSS Sleman U-17 Lafran Pribadi pun mensyukuri kemenangan tim besutannya tersebut. “Alhamdulillah, kami bisa juara regional DIY,” tuturnya saat ditemui seusai laga final.

Meski meraih kemenangan, Lafran mengakui penampilan anak-anak asuhnya masih kurang maksimal. Dirinya memandang stamina para pemainnya terkuras. “Penampilan mereka masih kurang maksimal. Mereka juga berlatih keras untuk Popnas,” ujarnya. “Masih terlihat efek dari latihan berat yang mereka jalani kemarin,” sambungnya. Tekad dan kemauan para pemainnya untuk menjadi juara pun telah menjadi kenyataan. “Ini hasil dari kemauan dan tekad mereka untuk memenangkan final,” papar Lafran. Selanjutnya PSS Sleman U-17 akan melangkah ke putaran nasional pada

babak penyisihan perwakilan provinsi yang rencananya digelar 8-22 Oktober mendatang. Namun Lafran mengatakan pihaknya akan fokus untuk menghadapi Popnas terlebih dahulu. “Fokus untuk Popnas dulu, kami tanggal 10 berangkat ke Semarang,” jelasnya. Ada sembilan pemain PSS Sleman U-17 yang nantinya akan turut berlaga di Popnas. Tetap puas Meski gagal di final, Pelatih PSIM U-17 Sigit Putranto cukup puas dengan penampilan para pemain besutannya. Permainan Gautama Danu dkk bermain cukup baik dan sesuai dengan yang diharapkan oleh Sigit.

Dua Penalti untuk Dua Tim FINAL Piala Soeratin regional DIY akhirnya digelar Kamis (7/9) pagi di Lapangan Yonif 403, Kentungan. Berdasar keterangan Ediyanto pada Rabu (6/9) malam, Polda DIY telah memberikan izin digelarnya laga final ini. Kickoff laga antara PSS Sleman U-17 dan PSIM U-17 ini dimulai pada pukul 08.00 WIB. Laga tersebut pun akhirnya digelar tanpa penonton. PSS U-17 mendominasi jalannya pertandingan selama paruh pertama. Skor sama kuat 0-0. Babak kedua, PSIM U-17 langsung meningkatkan tempo permainan. Tiga menit bergulir, Laskar Mataram Muda mengancam pertahanan PSS. Sayang belum berbuah hasil. Menit 65, mereka memperoleh momentum setelah wasit Kusdianto menghukum PSIM dengan penalti setelah salah se-

orang pemainnya melakukan handsball di area terlarang. Tanpa buang kesempatan, pemain PSS Guntur Theo sukses mengeksekusi penalti dan membuat timnya unggul. PSIM kembali meningkatkan serangan dan berpeluang menyamakan skor setelah wasit gantian memberikan hadiah penalti menit 79. Sang kapten Gautama Danu gagal memanfaatkan kesempatan emas tersebut. Tendangannya dari titik putih berhasil dibendung kiper PSS Randitya Khafisa. Memiliki kesempatan unggul jumlah pemain setelah gelandang PSS Al Rizky keluar lapangan karena mengantongi dua kartu kuning tetap tak membuat PSIM mencetak gol penyeimbang. Hingga akhir laga, skor bertahan 1-0 untuk keunggulan PSS Sleman U-17. (amg)

“Ini final yang sesungguhnya. Permainan mereka cukup baik, hanya saja kurang beruntung,” ungkap Sigit. “Mereka semua bermain seperti yang saya harapkan. Hanya belum rezekinya saja,” tuturnya. Persiapan matang juga telah dilakukan sebelumnya untuk menghadapi PSS Sleman U-17. Sigit menekankan pada para pemainnya bahwa mereka akan bertemu PSS Sleman U-17 di final. Sigit selalu menekankan hal tersebut agar anak-anak asuhnya siap secara mental. Belum lagi jadwal dan venue laga yang berubah-ubah yang tentu akan membawa dampak bagi mental anak-anak asuhnya. “Dari awal saya sudah tekankan bahwa mereka akan bertemu PSS di final. Tempat juga akan berubah-ubah. Itu supaya mereka siap,” jelasnya. Belum bisa membawa kemenangan, Sigit pun menyampaikan permohonan maafnya kepada pendukung timnya. “Kami tim pelatih mohon maaf ke masyarakat Kota Yogyakarta dan pendukung tim kami, karena belum bisa membawa tim jadi juara di final ini,” katanya. Aman dan lancar Di sisi lain, direktur kompetisi Asprov PSSI DIY Ediyanto juga mengungkapkan rasa syukurnya,

TERKURAS OLEH POPNAS zz PSS Sleman U-17 juarai Piala Soeratin DIY

zz Menang 1-0 atas PSIM Yogyakarta di final

zz Tendangan penalti Guntur menangkan PSS

zz Lafran sebut performa PSS belum maksimal

zz Sebut stamina pemain terkuras oleh Popnas

zz PSS U-17 lalu melaju ke putaran nasional

zz Sigit cukup puas dengan penampilan PSIM

karena laga final panas ini dapat berjalan dengan aman dan lancar. Merupakan proses yang panjang dan tidak mudah bagi pihak Asprov PSSI DIY untuk menggelar laga final, lantaran sebelumnya tidak memperoleh izin dari kepolisian karena pertimbangan kemanan. “Asprov PSSI DIY mengucapkan terima kasih pada Korem dan Yonif 403 Kentungan. Juga untuk pihak kemanan Polda dan Polres yang telah mengijinkan pertandingan ini digelar dan dapat tuntas dengan lancar dan aman,” ucapnya.(amg)

FINAL

- Laga final Piala Soeratin regional DIY digelar Kamis (7/9) pagi di Lapangan Yonif 403, Kentungan, Sleman.

TRIBUNJOGJA/AMALIA NURUL F


22

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

Jogja Soccer Land www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Data Pelaku Keolahragaan DIY Lemah KONI Pusat dan KONI DIY Kembangkan Sistem Database SLEMAN, TRIBUN - Ketua Umum KONI DIY Hadiyanto Ismangoen mengakui database DIY terkait pengumpulan data pelaku dan tenaga keolahragaan di DIY masih lemah. Hal itu dinyatakannya di Focus Group Discussion (FGD) Penyusunan Database Pelaku dan Tenaga Keolahragaan Nasional di Provinsi DIY “Di DIY masih lemah database-nya (pengumpulan data pelaku dan tenaga keolahragaan, Red) . Maka dari itu kami menyambut baik program KONI Pusat ini. Dengan FGD ini kami jadi lebih melek data,” katanya di sela FGD di Hotel Tara, Jalan Magelang, Kamis (7/9). Ia merasa FGD ini mem-

Dengan database yang akurat, jadi terlihat potensi-potensi olahraga yang ada di DIY. Aksesnya juga akan lebih mudah, jika sudah ada jaringan yang pasti bantu untuk lebih memahami tentang pendataan tenaga keolahragaan. KONI DIY juga akan turut mengembangkan sistem data ini, seperti halnya daerah-daerah lainnya.

“Dengan database yang akurat, terlihat potensi-potensi olahraga yang ada di DIY. Aksesnya juga akan lebih mudah, jika sudah ada jaringan yang pasti,” papar Hadiyanto. FGD yang digelar oleh KONI Pusat bersama KONI DIY tersebut diselenggarakan untuk mengumpulkan data valid pelaku dan tenaga keolahragaan di DIY. Pengumpulan data ini merupakan program dari KONI pusat dan Kemenpora yang digelar di seluruh provinsi di Indonesia. Petakan potensi Selain untuk mengumpulkan data yang valid, diharapkan juga dapat mempermudah untuk memetakan potensi-potensi atlet dan

Era Sistem Data Olahraga Nasional MENURUT Wakil Ketua Umum IV KONI Pusat K. Inugroho, pengumpulan data tersebut memang bukan merupakan program baru. Namun Inugroho berharap dengan program ini dapat diperoleh data yang akurat. “Ini lebih pada guidance untuk daerah-daerah. Juga nantinya dapat menjadi sistem yang baku yakni Sistem Data Olahraga Nasional (Sisdoi) yang mudah diakses,” terangnya.

Inugroho menambahkan, data tersebut juga penting untuk persiapan Asian Games 2018 di mana Indonesia menjadi tuan rumahnya. Dengan Sisdoi ini, data atlet dapat dilihat dengan jelas. Atlet-atlet ini nantinya dapat menjadi pelapis dari atlet-atlet yang telah masuk dalam Satlak Prima. Dengan demikian diharapkan Indonesia dapat memperbaiki prestasi di Asian Games nanti setelah terpuruk di SEA Games lalu.(amg)

cabang olahraga (cabor) dari masing-masing daerah termasuk di DIY. Hadir sebagai pemateri yakni Wakil Ketua Umum IV KONI Pusat K. Inugroho, Kabid Media dan Humas KONI Pusat Azis Manaf, Ketua Umum KONI DIY Hadiyanto Ismangoen, dan Ketua I KONI DIY Djoko Pekik Irianto. Wakil Ketua Umum IV KONI Pusat K. Inugroho mengungkapkan pengumpulan data ini dimaksudkan untuk mendukung kesuksesan Asian Games 2018. FGD ini telah digelar di seluruh provinsi di Indonesia sejak Agustus lalu hingga akhir September ini. Sekitar 60 persen data telah didapat dari FGD yang digelar di 34 provinsi ini. Dari data tersebut dapat diketahui permasalahan yang ada di daerah dan juga potensi olahraga yang ada. “Kaitannya dengan data atlet, pelatih, sarana dan prasarana, juga tentunya terkait biaya dan pendanaan,” ujar Inugroho kepada wartawan saat ditemui di sela FGD. (amg)

Erwan Belum Puas dengan Performa Lini Belakang YOGYA, TRIBUN - Setelah menjalani latihan selama empat hari, tim pelatih PSIM masih memiliki pekerjaan rumah membenahi lini pertahanan. Penampilan empat pilar di lini belakang belum memuaskan tim pelatih, karena masih menyisakan celah yang bisa dimanfaatkan lawan. “Secara umumm progres latihannya cukup baik. Hanya defend yang saya masih belum puas,” katanya saat dihubungi Tribun Jogja, Kamis (7/9). Kelemahan di lini pertahanan ini menurut Erwan masih terlihat saat timnya menggelar uji coba melawan salah satu tim lokal. Koordinasi antarpemain masih belum maksimal, sehingga menimbulkan celah yang bisa dimanfaatkan oleh lawan. Selain itu, rotasi pemain

di lini belakang juga belum berjalan dengan baik. Hal itu bisa membahayakan gawang jika tidak segera dibenahi secepatnya. “Koordinasi dan rotasi pemain masih belum maksimal. Lini belakang perlu komunikasi lebih baik lagi,” jelasnya. Meski masih menyisakan pekerjaan rumah, pelatih yang baru saja menyelesaikan kursus lisensi pelatih C AFC tersebut mengaku optimistis kelemahan yang masih terlihat bisa secepatnya dibenahi. Apalagi tim pelatih masih memiliki waktu yang cukup untuk melakukan pembenahan. Di sisa waktu yang masih ada, tim pelatih akan terus menggenjot porsi latihan, terutama membenahi kelemahan-kelemahan yang masih terlihat. “Kita akan drill terus.

Mudah-mudahan di sisa waktu yang masih ada, semuanya bisa dibenahi sehingga saat tampil menghadapi Persepam, benar-benar dalam kondisi siap,”imbuhnya. Di Grup 5, perebutan tiket babak playoff masih cukup ketat. Empat tim masih berpeluang untuk lolos ke babak playoff, karena selisih poin di klasemen sementara hingga pekan ke-13 sangat tipis. PSIM sendiri saat ini menduduki posisi ketiga klasemen sementara Grup 5 dengan 20 poin. Sementara di bawahnya ditempati Persatu Tuban dengan koleksi poin 18, Persepam Madura dengan 17 poin dan Persinga Ngawi dengan 16 poin. Untuk bisa lolos ke babak playoff, di laga terakhir nanti, PSIM hanya butuh hasil imbang dari tuan rumah. (has)


18

JUMAT, 8 SEPTEMBER 2017

Soccer Hot News

Soccer Hot News www.tribunjogja.com

tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Tragedi Telat 14 Detik MALANG sekali nasib Adrien Silva, dan Leicester City. Gara-gara telat 14 detik mengirim surat ke pihak Asosiasi sepak bola Inggris (FA), pemain asal Sporting CP itu tak bisa dimainkan Leicester di paruh awal musim ini. Dengan demikian, Leicester baru bisa memakai jasa gelandang sentral berusia 28 tahun asal Portugal tersebut pada Januari 2018 mendatang, atau pada paruh kedua musim ini. Perekrutan Silva memang terbilang

rumit. Sangat bergantung dengan kepindahan Danny Drinkwater ke Chelsea, yang negoisasinya berbelit-belit. Bursa transfer sebenarnya ditutup pada 31 Agustus pukul 11 malam waktu setempat. Tapi ada waktu tambahan dua jam hingga Drinkwater akhirnya resmi teken kontrak pada 1 September pada pukul 1.30 pagi waktu setempat. Masalahnya, Leicester harus menunggu lebih lama untuk meresmikan

Silva karena transfer internasional. Dan kubu The Foxes baru mengirim surat 14 detik setelah melewati tenggat yang ditetapkan. FA telah mencoba berbicara kepada FIFA, namun hasilnya negatif. Hal ini dinilai akan sangat membuat frustrasi, baik bagi klub maupun sang pemain. Pasalnya, Silva telah absen membela Portugal dalam laga kemenangan 5-1 atas Kepulauan Faroe di kualikasi Piala Dunia 2018 pada hari tengah waktu transfer. Selain itu, Silva

masih berada di Inggris dengan harapan bisa mendapat resolusi yang cepat. Silva adalah produk akademi Sporting. Ia sempat dipinjamkan di Maccabi Haifa dan Academica. Dia telah mencatatkan 20 penampilan untuk timnas Portugal, meskipun lahir di Prancis. Silva adalah pemenang Piala Eropa 2016 dengan Portiga. Ia telah mencetak 32 gol dalam 136 penampilan liga selama enam tahun merumput di Sporting. (Tribunnews/den)

J e l a n g

STANDARD.COM

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

23

AFP PHOTO

ADRIEN SILVA

L e i c e s t e r

v s

C h e l s e a

CURI HATI CONTE

GIRING BOLA-

Pemain anyar Chelsea, Danny Drinkwater (kiri) menggiring bola dikawal Baba Rahman dalam latihan di kompleks latihan Cobham, kemarin.

D

ANNY Drinkwater memberikan alarm keras siap bersaing memperebutkan tempat

DIRECT POINTS

• DRINWATER PERMA LUN KAN FAB REG AS DI LATIHA UT DEB I • IA BER POTENS LAWAN LEICESTER BESOK • MENAM BAH PERSAING AN DI LIN I TENGAH CHELSE A

utama di lini tengah Chelsea. Pemain berusia 27 tahun ini datang ke Stamford Bridge dari Leicester City dengan bayaran 35 juta pound pada detik-detik akhir penutupan bursa transfer. Menjadi sebuah pertanyaan besar, akankah pelatih Antonio Conte memasang Drinkwater sebagai starter di lini tengah, atau sebagai pemain cadangan, atau bahkan tak masuk dalam list pemain, saat The Blues bertandang ke kandang Leicester City, Stadion King Power, Sabtu (9/9) besok? Sebuah partai yang pastinya akan sangat emosional bagi Drinkwater, mengingat ia selama ini menjadi salah satu ikon The Foxes, dan jadi pemain kunci keberhasilan Leicester meraih trofi juara di musim 2015/2016 lalu. Tapi Conte sepertinya tak akan peduli dengan masa lalu Drinkwater. Sang pelatih lebih fokus melihat kesiapan para pemain dalam latihan. Dan, faktanya di aspek ini pun, Drinkwater sendiri

telah sukses mencuri hati Conte. Persaingan di lini tengah The Blues memang sangat ketat. Bercokol di sana para gelandang kelas dunia, yakni N’Golo Kante yang didatangkan dari Leicester musim lalu, Tiemoue Bakayoko yang baru dibeli dari AS Monaco musim panas ini, serta gelandang muka lama, Cesc Fabregas. Sungguh persaingan sangat ketat. Namun, seperti dikutip dari Metro, Drinkwater sukses mencuri hati Conte dalam latihan di Cobham, kemarin. Setelah sukses mencetak gol solo sensasional pada latihan Selasa (5/9), dimana ia menggiring bola dari tengah lapangan, melewati beberapa bek lawan, sebelum mencetak gol, Drinkwater kembali mengundang decak kagum dalam latihan kemarin. Kali ini, ia bahkan mempermalukan gelandang senior, Cesc Fabregas, yang beberapa kali berhasil dilewatinya dengan gerakan brilian. Tapi, pada sisi lain Conte pun tak mau berjudi langsung menurunkan Drinkwater sebagai starter. Pasalnya, di awal musim ini sang gelandang sama sekali belum pernah bermain. Di dua laga awal Leicester ia absen dengan alasan cedera punggung. Dengan alasan itulah, Conte besar kemungkinan akan menyimpannya dulu di bangku cadangan, dan menurunkannya di babak kedua untuk tahap “pemanasan”. Sebagai pemain cadangan pun, Drinwater harus siap-siap menutup telinga menghadapi teror ejekan dari fan Leicester. Ia bisa belajar dari pengalaman Kante, yang juga dicemooh habis-habisan ketika kembali ke Stadion King Power 12 bulan lalu.

Efek Drinkwater Leicester City Liga Primer sejak 2014/15

DENGAN

TANPA

87 Main Menang 39 (45%) kalah 27 (31%)

30 Main Menang 8 (27%) kalah 15 (50%)

125(1,44) Gol 108 (1,24) Kebobolan 138 (1,59) Poin *=pergim

42(1,4) Gol 72 (1,73) Kebobolan 31 (1,03) Poin

Kubu Leicester sendiri memang terkesan tak sepenuh hati melepaskan Drinkwater. Ini terlihat dari alotnya negoisasi antara kedua klub. Terungkap, kubu The Blues sampai empat kali melakukan penawaran dengan harga yang terus meroket. Penawaran pertama adalah 18 juta pound yang langsung ditolak mentah-mentah. Naik lagi menjadi 25 juta pound, yang tetap diabaikan. Di hari jelang penutupan penawaran naik menjadi 27 juta pound ditambah 5 juta pound jika si pemain tampil bagus. Akhirnya di detik-detik akhir tercapailah angka 35 juta pound. Itu pun prosesnya sangat menegangkan. Kesepakatan Drinkwater, katanya, barus resmi terjadi pada 1 September pada pukul 1.30 pagi waktu. Kubu Leicester hanya berani melepas sang gelandang setelah mereka bisa mendapatkan gelandang Sporting CP, Adrien Silva. Malangnya, Adrien sendiri kabarnya tak bisa dimainkan di pertengahan awalmusim ini karena Leicester telat mendaftarkannya ke pihak FA. (Tribunnews/den)

Soccer Short RENATO SANCHEZ- Banyak yang terkejut ketika Renato Sanchez akhirnya berlabuh ke Swansea City dari Bayer Muenchen. Menurut Sanchez, hal itu dilakukan agar ia bisa selalu jadi starter, dan itu membuka jalan untuk dipakai oleh pelatih timnas Portugal, Fernando Santos. “Aku pergi ke Swansea untuk lebih sering bermain. “Ketika kita sering bermain, tentu kita akan lebih sering dilihat (Santos) dan itu akan membuka peluang untuk kembali ke skuat utama timnas,” ungkap Sanches yang belakangan hanya masuk tim Portugal U-21 ini.

Alex OxChamberlain@ Alex_ OxChambo Hari pertama latihan di Liverpool#YNWA

Antoine Griezmann@ AntoGriezmann Dalam hidupku sebagai lelaki, kamu menjadi contoh nyata Papa Radamel Falcao@ FALCAO Anda harus percaya, percaya semuanya bisa terwujud César Azpilicueta@ CesarAzpi Semakin dekat menuju #Russia2018 @ SeFutbol LukasPodolski. com@ Podolski10 Saya selalu pakai nomor 10#poldi #japan #kobe #strassenkicker @ vissel_kobe

INIESTA- Andres Iniesta membantah klaim presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu terkait kesepakatan kontrak baru yang akan dilakukan beberapa pekan ke depan. Kendati begitu, saat dikonrmasi wartawan usai laga internasional, Iniesta mengaku tak menyetujui apa pun. Ini merupakan penyangkalan kedua yang dilakukan oleh bintang Barcelona. Sebelumnya, Bartomeu turut mengklaim adanya kontrak baru untuk Messi. Namun, sang bintang mengonrmasi kontraknya akan berakhir musim depan.

DIEGO COSTA- Nasib Diego Costa sepertinya masih tak menentu di Chelsea. Tadinya ada titik terang setelah sang pemain dilaporkan sudah kembali ke markas The Blues. Namun, kabar terakhir dilansir The Sun, mobil Range Rover milik sang bomber ternyata sudah dipindahkan dari tempat parkir utama ke tempat parkir para pemain junior. Costa menyimpan mobilnya di sana sebelum pergi ke Brasil untuk berlibur. Pelatih Antonio Conte juga sebelumnya tak memasukkan nama mantan penggawa Atletico Madrid tersebut ke skuat untuk Liga Champions. (Tribunnews/*)

Arsenal Harus Belajar dari Mou KIPER Arsenal, Petr Cech mengeluarkan pernyataan pedas yang secara tak langsung menyindir pelatihnya, Arsene Wenger. Kiper asal Republik Ceko ini menyebutkan kubu Arsenal harus belajar dari Jose Mourinho untuk bisa mendapatkan mental juara. Pada awal musim ini, Arsenal telah kalah dua kali dalam tiga pertandingan pertama mereka, termasuk kalah telak empat gol tanpa balas dari Liverpool. Cech memang pernah merasakan kepelatihan Mourinho di Chelsea dalam dua periode, yaitu pada 2004 hingga 2007 dan 2013 hingga 2015. Dengan demikian, ia sudah sangat hapal dengan karakter pelatih asal Portugal tersebut. “Ketika dia (Mourinho) datang dari FC Porto, dia membawa hal inti, dia datang dari klub di mana Mourinho tak menerima dirinya untuk sekadar memenangi posisi kedua. Dia membawa semangat yang sama di Chelsea. Dia hanya memikirkan kemenangan, apapun caranya,” kata Cech mengenang. Ia menyebut, yang ada dalam

benak Mourinho hanyalah kemenangan, dan membenci hasil seri, apalagi kekalahan. Ia masih ingat, saat dulur dirinya, dan rekanrekannya di Chelsea kembali ke ruang ganti dengan hasil seri, bisa dilihat bahwa Mourinho merengut karena tidak merasa puas. “Filosofi Arsenal sangat berkebalikan, bukan menang dengan segala cara namun menang dengan cara bermain yang bagus. Seperti kata Juergen Klopp, Arsenal ibarat musik klasik. Bermain dengan keindahan, sinkronisasi antar instrumen - Itulah filosofi yang mendarah daging di Arsenal,” tuturnya mengkritik. “Kami menolak bermain tanpa permainan yang bagus dan itu sudah diwariskan dari generasi ke generasi,” kata Cech lagi. Toh, ia melihat sisi positif dari timnya, terutama pada periode akhir musim lalu. “Saya pikir kami menemukan keseimbangan yang baik selama minggu-minggu terakhir musim lalu. Gagasan utama hari ini adalah terus mengendalikan permainan termasuk mengamankan

ANTHONY DEVLIN / AFP

EKSPRESI WENGER- Dalam foto yang diambil 27 Agustus lalu, terlihat ekspresi Arsene Wenger, dan staf pelatih Arsenal ketika digunduli Liverpool 0-4 di Stadion Anfield. keuntungan kita di belakang,” ujar kiper berusia 35 tahun ini. Performa The Gunners yang tak kunjung membaik memang membuat para fan mulai habis kesabaran. Di awal musim ini saja mereka melorot di peringkat 16 klasemen sementara, dua strip dari zona degradasi. Dari tiga laga, The Gunners hanya menang sekali di laga pembu-

ka 4-3 atas Leicester. Setelahnya, mereka dua kali dipermalukan lawan masing-masing 0-1 oleh Stoke, dan 0-4 oleh Liverpool. Sekelompok fan The Gunners pun kabarnya merencanakan protes besar-besaran dengan mengusung spanduk raksasa “Bank of Bullshit” di big match lawan Chelsea di Stamford Bridge(17/9) nanti. Sasarannya tentu saja adalah Wenger

Tak menutup kemungkinan pula spanduk tersebut tersebut akan terpasang di laga melawan Bournemotuh di Stadion Emirates, Sabtu (9/9). Selain itu, mereka juga sudah menyiapkan replika uang ratusan lembar senilai 50 pounds. Bukan Cuma ditujukan pada Wenger, protes ini juga akan menyasar pemilik klub, Stan Kroenke. (Tribunnews/den)


JUMAT, 8 SEPTEMBER 2017

VS

LIVERPOOL LIVE ON

SABTU (9/9)

www.tribunjogja.com

HALAMAN 17

MAN CITY

PUKUL 18.30 WIB/ 19.30 WITA

Super Ball tribunjogja

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

MENANG JACKPOT RP 1,3 MILIAR

CANTIK TANPA MAKEUP

TREN kemenangan Floyd Mayweather Jr di Las Vegas, Amerika Serikat, terus berlanjut. Namun kali ini kemenangannya tak diraih di atas ring, melainkan di mesin jackpot. Lewat Instagram story, petinju berusia 40 tahun itu mengklaim telah memenangi hadiah 100,500 dolar Amerika Serikat (setara Rp 1,3 miliar). Sebelumnya dia mengaku sudah memenangi 70 ribu dolar AS. Artinya, Mayweather memenangi 131 dolar AS (sekitar Rp 2,2 miliar) dari kasino itu. "70 ribu di sini dan saya memenangi jackpot di sini," kata Mayweather sembari memperlihatkan kemenangannya di layar mesin jackpot jackpot.(dod)

IRINA Shayk tetap terlihat cantik meski wajahnya tidak dipoles makeup dan tubuhnya hanya dibalut pakaian yang sangat sederhana. Mantan kekasih Cristiano Ronaldo itu tertangkap kamera sedang berjalan-jalan -jalan sambil menggendong putrinya yang masih berusia empat bulan, Lea de Seine, di Los Angeles, Amerika Serikat, Selasa (5/9). Lea adalah putri hasil hubungan Irina dengan pasangannya, Bradley Cooper. Irina terlihat sangat santai di momen itu. Meski berdandan sederhana, yakni mengenakan celana olahraga yang bagian bawahnya digulung serta berbalus kaus polos, ia tetap terlihat menawan.(dod)

FLOYD MAYWEATHER JR

MAN CITY 3-5-2 MAN CITY 3-5-2

MENANTI DEBUT

Ederson Ederson Kompany Kompany

Saya tidak pernah memberikan komentar tentang apa yang orang katakan atau tulis. Namun, 100 persen jelas bahwa tidak ada yang berubah (dari Coutinho). JÜRGEN KLOPP Manajer Liverpool sambungnya. Persoalannya apakah Klopp berani memainkannya? Tanpa Coutinho pun sebenarnya lini depan Liverpool sudah ideal. Kehadiran Mohamed Salah yang membentuk trisula baru bersama Roberto Firmino dan Sadio Mane membuat lini depan Liverpool menjadi salah satu yang paling mengerikan di awal musim ini. Arsenal sudah merasakan hal itu saat dibantai empat gol tanpa balas, dua pekan lalu. Persoalannya lainnya, dengan

33

Silva Silva

Walker Walker

Danilo Danilo Agüero Agüero

Mignolet Mignolet Gomez Gomez

AL ENAL S ARRSEN A ON RTTON E EVER 33 EV R QPPR Q

33

Jesus Jesus

LIVERPOOL 4-3-3 LIVERPOOL 4-3-3

Lovren Lovren

33

Henderson Henderson

Wijnaldum Wijnaldum ijnaldum

Mané Mané

Firmino Firmino

Salah Salah

OOLL G IITT G N EEN GOL M M 00 GOL 5 01-115 01-

N TOON P AMPT THHAM U SOOUT S L *GOL O *G

Matip Robertson Matip Robertson

Can Can

IITT R OOR V A FFAV N AAN W LLAAWAN CCIITTYY M N

55

Otamendi Otamendi

Bruyne Bruyne

kegagalan transfernya ke Barcelona, apakah Coutinho masih akan total 100 persen membela Liverpool? Terkait hal ini, legenda Brasil, Ronaldinho meyakini bahwa penyandang nomor punggung 10 itu bakal tetap 100 persen membela Liverpool. Menurut Ronaldinho, Coutinho harus tampil oke sepanjang musim ini agar memastikan tempat di skuat Brasil untuk Piala Dunia tahun depan. Jika tidak, maka siap-siap saja ia akan melewatkan Piala Dunia pertama dalam kariernya. Tentunya Coutinho tak ingin kejadian itu menimpanya. ”Saya lihat Coutinho akan tampil maksimal untuk Liverpool musim ini dia tipe pemain seperti itu. Selain itu si pemain tentu tidak akan menolak bermain karena ada Piala Dunia di akhir musim,” ujar Ronaldinho seperti dilansir The Mirror. ”Fans Liverpool tidak perlu mengkhawatirkan itu - saya tidak percaya cerita soal dia menolak bermain untuk klub. Saya mengenal dia dan ini bukan gayanya,” sambungnya. (tribunnews/dod)

MA

Stones Stones Fernandinho Fernandinho

’SI PEMBERONTAK’ siap kembali menerima Coutinho di timnya. ”Saya tidak pernah memberikan komentar tentang apa yang orang katakan atau tulis. Namun, 100 persen jelas bahwa tidak ada yang berubah (dari Coutinho),” demikian kata Klopp. Peran Coutinho memang sangat vital bagi Liverpool. Pada musim 2016/17, mantan gelandang Inter Milan itu terlibat dalam 20 gol timnya (13 gol dan tujuh assist). Meski sudah lama tidak bermain di laga kompetitif bareng klub, Coutinho dalam kondisi fit 100 persen untuk bermain penuh akhir pekan ini. Pemain berusia 25 tahun itu sudah turun membela Brasil di Kualifikasi Piala Dunia 2018. Ia bahkan ikut mencetak gol dalam kemenangan Brasil 2-0 atas Ekuador pekan lalu. ”Coutinho secara fisik sudah siap bermain 90 menit,” ujar pelatih Brasil, Tite seperti dikutip Daily Mail. ”Saya bisa memainkannya di laga ini. Fisiknya baik-baik saja, tapi lain secara teknik. Dia sudah lama tidak bermain,”

IRINA SHAYK

PERKIRAAN PEMAIN PERKIRAAN PEMAIN

JELANG MAN CITY VS LIVERPOOL

NAMA Philippe Coutinho tak berhenti menggaung selama bursa musim panas 2017 dibuka. Gelandang asal Brasil itu sempat dikabarkan meminta kepada Liverpool agar menjual dirinya ke Barcelona, tetapi permintaan itu tidak dituruti oleh kubu ”The Reds”. Masalah itu pula yang ditengarai membuat ”si pemberontak” absen dalam lima pertandingan pertama Liverpool pada musim 2017/18. Kini jendela transfer sudah ditutup, kedua kubu pun siap berdamai dan melanjutkan kompetisi. Setelah melewati drama saga transfer yang menguras emosi, Coutinho akhirnya kini segera kembali turun membela Liverpool. Laporan dari Daily Mail menyebutkan bahwa pelatih Liverpool, Jürgen Klopp berencana menurunkan Coutinho dalam lawatan ke kandang Manchester City di Etihad Stadium, Sabtu (9/9). Dalam sesi konferensi pers beberapa waktu lalu, Klopp menyatakan

24

JUMAT LEGI

8 SEPTEMBER 2017

OL 2 GGOL 0 2 16-330 6 OL 1 4 GGOL 5 4 31-445 OL 31 4 GGOL 60 4 46-60 46 OLL G 3 O 5 G 61-775 3 61OL 0 GGOL 0 0 76-9 0

76-9

1177 0 2 //20 6 1 220016 S T SSTTAATS

55% 55% Akurasi

Akurasi Tembakan Tembakan

84% 84% Akurasi Tembakan Akurasi Tembakan

25 Tahun| Brasil 25 Tahun| Brasil Gelandang Bertahan Gelandang Bertahan

1 1

CARA MENGGOLKAN CARA MENGGOLKAN Kaki Kanan Kaki Kanan 12 12Kaki Kiri Kaki Kiri

Gol 31 13 31 13 Gol 7 Assist Main 7 Assist Main

2.243

2.243 Menit Main Menit Main


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.