Tribunjogja 09-01-2015

Page 1

28

HARIAN PAGI

JUMA T PON JUMAT

HALAMAN

9 JANUARI 2015 18 RABI’UL AWAL 1436 NO 1253 TAHUN 4

RP 2.000

SPIRIT BARU DIY-JATENG

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219

Jonan Siap Cuci Gudang ● Rencananya Hari Ini Maskapai Nakal Diumumkan

HARIEZ/ANGGOTA ICJ

TABRAK TR UK - Inilah penampakan pikap Grand Max bernopol TRUK AB 8012 WB setelah menghantam truk DPU yang berhenti di Jl Ring Road Barat Kaliabu, Gamping, Sleman, Kamis (8/1) pagi.

Dwi Terjepit Dalam

Pikap yang Ia Kendarai

SEBUAH mobil pikap Daihatsu Grand Max bernopol AB 8012 WB, ringsek di bagian depan setelah menghantam truk DPU yang berhenti, di Jl Ring Road Barat Kaliabu, Gamping Kabupaten Sleman, DIY Kamis (8/1) sekitar pukul 09.30. Akibatnya, pengemudi pikap, Dwi Santoso (36), warga Kricak Kidul, Tegalrejo, dilarikan ke PKU Muhammadiyah Gamping karena mengalami luka serius sesudah terjepit di dalam mobilnya. Kecelakaan lalu lintas ini dilaporkan oleh Hariez, anggota Grup Komunitas Info Cegatan Jogja (ICJ), di jejaring sosial Facebook, ■ Bersambung ke Hal 11

Lima Penyakit Mengancam Saat Puncak Musim Hujan YOGYA, TRIBUN - Mas- gypti. Karena mudahnya yarakat harus mewaspadai reproduksi nyamuk, maka beberapa penyakit yang DBD sering menimbulkan kasusnya mengalami pe- kejadian luar biasa di seningkatan pada puncak buah populasi penduduk, musim hujan, Januari dan terutama yang padat. “Waspadai jiFebruari. Termasuk, demam berdarah dengue ka sudah terjadi (DBD) yang ditularkan oleh demam tinggi nyamuk, infeksi saluran mendadak berpernapasan akut (ISPA), langsung sepanjang hari, nyeri kediare, dan leptospirosis. Demikian peringatan pala, nyeri saat dari Kepala Dinas Kese- m e n g g e r a k k a n hatan Kota Yogyakarta, dr bola mata dan Fita Yulia Kisworini, Kamis nyeri pung(8/1). Ia menjelaskan DBD adalah penyakit yang mu- ■ Bersambung ke Hal 11 dah menular dari orang ke orang melalui perantara gigitan nyamuk Aedes Ae-

Jessica Iskandar

Kecewa di Pengadilan

JAKARTA, TRIBUN - Kementerian Perhubungan sudah mendata sejumlah maskapai yang tidak mematuhi izin rute dan waktu terbang. Rencananya, Inspektur Jenderal Kementerian Perhubungan akan mengumumkan seluruh maskapai nakal itu Jumat (9/1) hari ini. “Ini lagi diperiksa semua airline mana yang terbang tanpa izin rute. Jangan tanya siapa, karena besok akan diumumkan,” kata Menteri Perhubungan Ignasius Jonan di Istana Kepresidenan, Kamis (8/1). Jonan mengungkapkan sanksi yang akan diberikan ke maskapai itu sama dengan yang diterapkan ke AirAsia, yakni pembekuan rute. “Iya, sama (dibekukan),” kata mantan eksekutif bank yang sukses mereformasi bisnis PT Kereta Api Indonesia itu. Lebih lanjut, Jonan mengungkapkan, kementerian memberikan keringanan bagi maskapai penerbangan yang hanya menyalahi jam terbang tetapi telah mengantungi izin di hari yang sama karena masih bisa ditolerir. Selain akan mengumumkan pembekuan sejumlah maskapai, Jonan menuturkan Irjen ANTARA/R REKOTOMO

■ Bersambung ke Hal 11

Upaya hari kedua pengangkatan ekor pesawat QZ 8501 akan dilakukan pagi ini. Berhasilkah? ikuti hanya di

ISI EKOR - Sejumlah serpihan, air minum dalam kemasan dan kotak wadah minuman dari aluminium diangkat dari reruntuhan ekor pesawat AirAsia QZ 8501, Kamis (8/1). Benda dipamerkan di geladak KRI Banda Aceh.

Moeldoko Menginap Semangati Penyelam PANGKALAN BUN, TRIBUN - Panglima TNI Jenderal TNI Moeldoko menginap di KRI Banda Aceh. Dia berharap kehadirannya dapat memberikan semangat kepada tim penyelam gabungan TNI AL yang akan melakukan evakuasi ekor pesawat AirAsia QZ8501. “Ini situasi kritis, masyarakat Indonesia dan dunia ingin black box ditemukan. Prajurit saya terbatas kemampuan karena kondisi alam yang tidak bersahabat, itulah yang menjadi kendala,” kata Moeldoko di KRI Banda Aceh, Kamis (8/1). “Kedatangan saya bisa memberi spirit. Saya selaku Panglima yakin apa yang dilakukan anak buah saya,” tandasnya. Tidak hanya menginap, malam ini Panglima TNI juga mengikuti tahlilan yang rutin diadakan setiap Kamis malam setelah salat Maghrib dan Isya di geladak kapal. Seharian ini, Moeldoko berada di KRI Banda Aceh. Ia memantau langsung upaya pengangkatan ekor ■ Bersambung ke Hal 11

GRAFIS/FAUZIARAKHMAN

Presdir Microsoft Indonesia Itu Habiskan Masa Kecil di Yogya (1)

Aan Disenangi Banyak Wanita Karena Basket Nama Andreas Diantoro (47) mungkin asing untuk sebagian besar masyarakat Yogyakarta. Padahal, pria yang sempat menghabiskan masa kecilnya di Yogyakarta ini sekarang menduduki jabatan mentereng : Presiden Direktur (Presdir) Microsoft Indonesia.

M

ESKI berselisih paham, dan saat ini berperkara di pengadilan dalam kasus gugatan pembatalan pernikahan, bukan berar ti ar tis peran sekaligus presenter, Jessica Iskandar (27), dan sang suami, Ludwig Franz Willibald, tidak saling berkomunikasi. Setidaknya hal itu disampaikan kuasa hukum Jessica, Bryan Praneda. Ada banyak hal yang diperbincangkan Jessica dan Ludwig, termasuk di antaranya adalah NET

■ Bersambung ke Hal 11

TRIBUN JOGJA/HAMIM THOHARII

BUKU KENANGAN - Foto dan profil Andreas Diantoro dalam buku kenangan siswa SMA Bopkri 1 Yogyakarta Angkatan 1987, yang dilihat Tribun, Kamis (8/1). Inse Insett : Andreas Diantoro.

HASIL penelusuran wartawan Tribun Jogja, Andreas penah mengenyam pendidikan di SMA Bopkri 1 Yogyakarta, dan lulus pada 1987. Di sekolah yang terletak di kawasan Kotabaru tersebut, kala itu dia merupakan teman seangkatan Ganjar Pranowo, yang kini menjabat gubernur Jateng. Data di SMA Bopkri 1, nama lengkap Presiden Direktur Microsoft Indonesia tersebut adalah Andreas Ruddy Diantoro. Tatkala duduk di kelas tiga sekolah itu, dirinya merupakan siswa kelas ■ Bersambung ke Hal 11

Citizen Journalism ISMANTORO Anggota ACI Chapter Jogja Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, per usahaan Anda, dan jadilah Citizen Reporter melalui Citizen perusahaan ribun Jogja. Ser takan foto kegiatan Journalism Harian Pagi TTribun dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribun jogja @gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com. tribunjogja jogja@gmail.com

Touring Bersama Anak Panti Asuhan DALAM rangka peringatan HUT Atoz Club Indonesia (ACI), Natal dan Tahun Baru, ACI Jogja pada tanggal 4 Januari 2015 mengadakan bakti sosial sekaligus touring bersama anak-anak Panti Asuhan Reksa Putra, Jl Beo No 34 Demangan, Sleman, DIY. Kegiatan ini diikuti oleh 13 anggota ACI (sebanyak 11 anggota dari Yogyakarta, dan dua dari Klaten, serta satu dari Muntilan, Jateng). Dari panti asuhan, bersama anak-anak panti, para ■ Bersambung ke Hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.