Tribunjogja 09-06-2014

Page 1

28

HARIAN PAGI

HALAMAN

SENIN W AGE WA 9 JUNI 2014 10 SYA’BAN 1435 NO 1143/TAHUN 3

RP 2.000 SPIRIT BAR U DIY -J ATENG BARU DIY-J -JA

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219

Atap Seng Posko Terbang Ledakan Kuat Guncang Wirobrajan Gegana Turun Sisir Sisa Bahan Peledak

Jadi Korban Sedot Pulsa

Bersambung ke Hal 11

TRIBUN JOGJA/HENDRA KRISDIANTO

LOKASI LEDAKAN - Sejumlah petugas meninggalkan bangunan bekas posko PDIP, lokasi ledakan bom, Minggu (8/6) siang.

ke Perempatan Pos Besar

Jl Wates

Jl Abimanyu Patangpuluhan

Bersambung ke Hal 11

Buka Pintu Blarrrrrr....!

Tegalrejo

TAK di Indonesia, di Brasil juga ternyata sedang marak modus penipuan sedot pulsa, serta menguras isi Anjungan Tunai Mandiri (ATM) via telepon seluler (ponsel). Saya, yang baru beberapa hari memakai nomor telepon lokal, juga jadi objek penipuan via ponsel ini. Laporan Wartawan Ceritanya, saat Tribun Jogja dari Brasil tengah menikmati Yudie Thirziano makanan Italia di Jardim Sul Shopping Center, saya mendapat beberapa kali telepon dari nomor tak dikenal. Saat tengah asyik ngobrol tentang masih

YOGYA, TRIBUN - Tiga orang luka parah ketika sebuah ledakan hebat mengguncang sebuah bangunan bekas posko PDIP di Jalan Abimanyu RT 29 RW 06, Wirobrajan, Yogyakarta, Minggu (8/6) siang. Belum diketahui persis penyebab ledakan. Ketiga korban terdiri Subaryanti (60), warga Perum Sendok Indah, Kotagede. Ia luka kena serpihan kaca di paha. Korban kedua, Juri (59) warga Jalan Abimanyu, Wirobrajan, terluka bakar dan trauma mata. Korban ketiga, Catur (27), warga Pringgokusuman, Gedongtengen, Yogyakarta. Kakinya luka parah. Saksi mata mengatakan, ledakan cukup dahsyat karena menggetarkan tanah di sekitar lokasi kejadian. Atap seng bangunan pun beterbangan. Tim Gegana Brimob Polda DIY Minggu petang datang ke lokasi untuk menyisir dan mencari jejak serta sisa-sisa penyebab ledakan. Posko di sisi barat Kali Winongo itu telah kosong sejak lima tahunan lalu, dan selama ini dipakai untuk gudang kayu dan besi. Buka pintu Ketua RW 06 Wirobrajan, Sutarno, menceritakan peristiwa nahas bermula saat ketiga korban datang ke lokasi guna mengambil kayu yang ada di dalam bangunan sekitar pukul 11.30. Catur merupakan sopir yang akan mengangkut kayu. Pemilik kayu Subaryanti, dan Juri

Jl Abimanyu Wirobrajan, Yogyakarta GRAFIS: FAUZIARAKHMAN

Denada Tambunan

Jelang Seri Pertama Debat Calon Presiden

Nyanyi, Anak, Jokowi Dibriefing, Prabowo Sudah Siap dan Desain Tas

Dua Calon Presiden (Capres), Letjen (Purn) Prabowo Subianto dan Joko Widodo bakal menggelar debat pertama, Senin (9/6) malam. Forum ini akan menguji bagaimana penampilan publik kedua kontestan. Bagaimana persiapan keduanya?

P

ENY ANYI seksi DeENYANYI nada belakangan sedang disibukkan urusan keluarga dan anak. Mengawasi tumbuh kembang sang buah hati, Denada pun melihat bakat seni yang mulai muncul pada Shakira Aurum, putri kecilnya. Sedang lucu-lucunya, Shakira yang lahir 11 DesemBersambung ke Hal 11 KAPANLAGI

TRIBUNNEWS/DANNY PERMANA

SIAP DEBA T - Dua pasangan kontestan Pilpres berfoto DEBAT bersama saat deklarasi kampanye damai di Sentul Convention Center, Bogor, beberapa waktu lalu.

TIGA akademisi dan ahli komunikasi politik diundang Joko Widodo atau Jokowi, guna membantu persiapan khusus jelang debat yang akan disiarkan dua stasiun televisi swasta dan satu stasiun televisi kabel. Ketiga akademisi yang diundang memberi masukan Jokowi terdiri Dr Andrinof Chaniago (UI), Ari Dwipayana (UGM), dan Dr Sukardi Rinakit (UBK). Mereka menggelar pertemuan tertutup di rumah kontrakan Jokowi di Jalan Sawo Nomor 32, Menteng, Jakarta Pusat, Bersambung ke Hal 11

SEMP AT simpang siur meSEMPA ngenai fakta detik-detik ledakan, Ketua RT 29, FX Tukidjo menjelaskan ledakan terjadi sesaat setelah salah seorang korban, Catur, membuka pintu bangunan bekas posko. “Dari keterangan warga, dia (Catur) belum sempat memindahkan satupun barang di dalam gedung, seperti kayu. Ledakan terjadi sesaat setelah ia membuka pintu,” beber Tukidjo di dekat lokasi kejadian, Minggu (8/6) malam. Semula, Tukidjo yang bermukim sekitar 100 meter dari lokasi kejadian mengira ledakan bersumber trafo gardu listrik. Meskipun tidak menimbulkan getaran di jendela maupun dinding rumah, namun suaranya yang ditimbulkan memekakkan telinga. Sesaat setelah suara ledakan terdengar, Tukidjo lang-

sung menuju lokasi sumber suara. Tak jauh dari lokasi ledakan, ia melihat sudah banyak warga berkumpul. Di sela-sela kerumunan warga, ia melihat tiga orang bersimbah darah. “Kami langsung menghubungi kantor polisi lalu ketiga korban langsung dibawa ke rumah sakit Ludiro Husodo,” kata Tukidjo. Tukidjo sempat mengecek bangunan yang meledak tersebut. Ia terkejut karena bangunan tidak rusak parah meski suara yang ditimbulkan cukup besar. Tidak ada tembok retak maupun pintu triplek yang jebol. Hanya saja, ada sekitar tiga lembar seng terlepas dari atap. Di sekitar lokasi, juga tidak ditemukan serpihan bekas bahan peledak yang mencurigakan seperti pipa maupun loBersambung ke Hal 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Tribunjogja 09-06-2014 by tribun jogja - Issuu