Tribunjogja 14-03-2018

Page 1

RABU PON

Redaksi 0274 557 687 (102) / 082325485004

14 MARET 2018 26 JUMADIL AKHIR 1439 NO 2500/TAHUN 6

Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333

RP 2.000

LANGGANAN RP 55.000

Permintaan Wiranto Patut Diabaikan WAKIL Ketua KPK, Saut Situmorang, mengaku tidak sepakat atas pernyataan Menko Polhukam, Wiranto mengenai permintaan penundaan penetapan tersangka terhadap calon kepala daerah yang maju dalam Pilkada 2018. (*)

Hal

11

Hacker Surabaya Jebol Situs Pemerintah AS CUKUP 5 MENIT Tiga hacker (peretas) asal Surabaya menjebol sistem keamanan 600 situs digital di 44 negara. Salah satu situs yang diretas tersebut adalah situs resmi milik pemerintah AS Ketiga hacker tersebut menjalankan aksinya menggunakan metode SQL injection untuk merusak database Untuk membobol sistem, pelaku hanya membutuhkan waktu tak lebih dari lima menit.

 Bobol 600 Situs di 44 Negara  Polri dan FBI Butuh 2 Bulan Penyelidikan Mereka minta uang Rp 20 juta sampai Rp 30 juta. Itu dikirim via PayPal. Kalau tidak mau bayar sistem dirusak Kombes Pol Argo Yuwono Kabid Humas Polda Metro Jaya

GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN

BINTANG film pendatang baru, Faizah Aliyah sempat kesulitan ketika diminta berakting didepan kamera. Itu terjadi saat Aliyah harus beradegan ranjang dengan Igor Saykoji (34). Aliyah mengaku sempat canggung ketika beradegan mesra bersama penyanyi rap berbadan tambun itu di film horor perdananya berjudul Titisan Setan (2018). (*)

Hal

9

ANTARA/RENO ESNIR

HACKER

- Tiga hacker asal Surabaya ditunjukkan petugas Polda Metrojaya, Jakarta, Selasa (13/3). Mereka telah meretas lebih dari 600 situs di 44 negara.

Faizah Aliyah

Adegan Ranjang

retas sistem keamanan IT perusahaan di Indonesia, kemudian mengirimkan peringatan melalui surat elektronik. Para pelaku meminta tebusan ke perusahaan tersebut, jika sistem IT perusahaan yang diretas ingin dipulihkan seperti semula. “Mereka minta uang Rp 20 juta sampai Rp 30 juta. Itu dikirim via PayPal. Kalau tidak mau bayar sistem dirusak,” ujar Argo. Picu cyber war Kasubdit Cyber Crime Ditreskrimsus Polda Metro Jaya AKBP Roberto Pasaribu menambahkan, pengungkapan kasus tersebut setelah menerima informasi dari pusat pelaporan kejahatan di New York, Amerika Serikat. Menurut laporan itu, puluhan sistem berbagai negara rusak.  ke halaman 11

Hanya Perlu Waktu 5 Menit

MINTA TEBUSAN Para hacker ini juga meretas sistem keamanan IT perusahaan di Indonesia Setelah berhasil masuk ke sistem, mereka menghubungi perusahaan tersebut untuk meminta tebusan. Pelaku meminta tebusan antara Rp20 juta hingga Rp30 juta atau mereka akan merusak sistem. Pembayaran dilakukan dengan PayPal atau transaksi keuangan online

JAKARTA, TRIBUN - Sebanyak tiga hacker (peretas) asal Surabaya ini membuat kejutan. Tiga mahasiswa sebuah perguruan tinggi swasta di Surabaya tersebut nekat menyebol sistem keamanan situs digital di 44 negara, termasuk milik pemerintah Amerika Serikat (AS). Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Argo Yuwono menyebut tersangka NA (21), KPS (21), dan ATP (21), membobol 600 situs di 44 negara. Ketiganya merupakan anggota komunitas hacker Surabaya Black Hat atau SBH. Mereka melancarkan aksinya menggunakan metode SQL injection untuk merusak database. “Jadi, tiga pelaku merupakan mahasiswa jurusan IT sebuah perguruan tinggi di Surabaya,” ujar Argo di Polda Metro Jaya, Jakarta, Selasa (13/3). Argo mencontohkan, mereka mampu me-

SEBANYAK tiga mahasiswa hacker dari Surabaya Black Hat dapat membobol sistem perusahaan hingga pemerintah di 44 negara menggunakan metoda SQL Injection. Mereka tidak memerlukan waktu lama untuk membobol sistem tersebut. “Hanya lima menit. Dia menggunakan metode SQL injection, jadi metodenya pakai bahasa coding di belakang, jadi tidak main phising,” ujar Kasubdit Cyber Crime Ditreskrimsus Polda Metro Jaya AKBP Roberto Pasaribu, di Polda Metro Jaya, Jakarta, Selasa (13/3).

PICU CYBER CRIME

Kasus ini terungkap setelah FBI dan Polri melakukan penyelidikan selama 2 bulan. Apa yang dilakukan Hacker Surabaya ini berpotensi memicu perang cyber Dari hasil penyelidikan, masih ada 3 pelaku yang hingga kini masih buron. Semuanya merupakan anggota inti kelompok hacker Surabaya Black Hat (SBH) Para tersangka akan dijaring Undang-undang No 19 Tahun 2016 tentang ITE dengan ancaman hukuman maksimal 12 tahun penjara dan atau denda maksimal Rp2 miliar.

 ke halaman 11

Peneliti Sejarah UGM Temukan Jejak-jejak Raja Mataram Kuno (1)

Tjahjono Berhasil Melacak Tempat Mandi Sang Raja Pembacaan lengkap isi prasasti Tlu Ron menguak banyak hal kehidupan Mataram Kuno masa Sri Maharaja Dyah Balitung. Prasasti Tlu Ron ditemukan di situs Candi Kedulan pada Juli 2015 oleh tim BPCB DIY.

E

PIGRAF UGM, Drs Tjahjono Prasodjo MA, berhasil membaca secara utuh prasasti yang dituliskan di permukaan lempeng tebal batu andesit. Hasil kajian prasasti ini dibeberkan di Seminar Nasional

Epigrafi di UGM pekan lalu. Salah satu bagian penting cerita dalam prasasti adalah ketika Raja Balitung berburu perkutut di daerah Tlu Ron, atau di wilayah yang sekarang jadi situs Candi Kedulan, Desa Tirtomartani, Kalasan, Sleman.  ke halaman 11

TRIBUN JOGJA / SETYA KRISNA SUMARGO

BELIK - Sejumlah warga tampak mandi di Belik Jongkangan,

Desa Tamanmartani, Sleman, Jumat 9/3) Belik ini diduga pernah digunakan untuk mandi Raja Balitung.

Trending Topic di tribunjogja.com

Tiga Olahraga Terbaik di Malam Hari


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.