Tribunjogja 14-04-2015

Page 1

HARIAN PAGI

SELASA PON 14 APRIL 2015 24 JUMADIL AKHIR 1436 NO 1448/TAHUN 4

24

HALAMAN

RP 2.000

SPIRIT BARU DIY-JATENG

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0851 021 2000, 0274-557687 EXT 213

Dita Pingsan Seusai Ujian ● 46.068 Siswa Ikuti UN ● Via Online Lebih Praktis LebihPraktis

Tekad Madrid Balas Dendam

REAL Madrid tampil garang di tiga laga terakhir. Pasukan Carlo Ancelotti ini mencetak 14 gol dari tiga laga terakhir yang membuat mereka membayang-bayangi Barcelona dengan selisih dua poin di pemuncak kla-

semen La Liga. Namun, fakta membuktikan bahwa saat menghadapi Atletico Madrid musim ini, El Real ternyata bukan apa-

■ Bersambung ke Hal 11

◗ Ujian Nasional dilaksanakan serentak Senin (13/4) dan diikuti 46.068 siswa SMA/SMK se DIY ◗ Dari jumlah tersebut, 9.462 siswa di antaranya berkesempatan mengikuti ujian secara online ◗ Pelaksanaan ujian online ratarata dilaksanakan di SMK dan hanya satu SMA yang menggelar ujian online, yaitu SMAN 1 Wonosari. ◗ Llistrik padam menjadi permasalahan yang dikhawatirkan sejumlah sekolah yang menggelar UN online

YOGYA, TRIBUN - Peserta ujian nasional (UN) dari SMKN 1 Pengasih, Dita Purnamawati, mendadak pingsan usai mengerjakan soal Bahasa Indonesia, Senin (13/ 4). Setelah sempat dirawat di UKS namun tak juga sadar, Dita langsung dibawa ke RS Karisma. Kepala SMKN1 Pengasih, Tri Subandi, mengatakan, Dita mengalami pingsan karena pagi hari sebelum berangkat sempat dipatuk ular. Keterangan tersebut dikuatkan dengan diagnosa dokter rumah sakit yang menyebutkan bahwa pasien terkena bisa beracun. “Setelah dipatuk ular, Dita rupanya tak merasakan efeknya seketika. Ia masih bisa berangkat ke sekolah dan menuntaskan kewajibannya mengerjakan soal bahasa Indonesia. Setelah ujian, Dita langsung pingsan,” kata Tri Subandi. Informasi yang diperoleh dari pihak keluarga menyebutkan, Dita dipatuk ular terjadi saat subuh di kamar mandi. Ketika Dita masuk kamar mandi, kondisinya gelap karena lampunya mati. Anak tersebut merasa menginjak sesuatu yang ternyata ular. Hingga saat ini, Dita masih ■ Bersambung ke Hal 11

Tersangka Hello Kitty Ujian di Lapas ENAM pelajar SMA/SMK di DIY terpaksa harus menjalani ujian nasional (UN) di dalam Lembaga Pemasyarakatan (Lapas). Mereka adalah para remaja yang terjerat kasus hukum. Dua di antaranya yang menjalani UN di Lapas Klas IIA Wirogunan inisial WR dan MAT. Keduanya adalah pelaku penganiayaan menghebohkan di Bantul yang dikenal dengan nama kasus Hello Kitty. Kedua tersangka penganiayaan berat itu kini statusnya tahanan

titipan karena masih menjalani proses persidangan. Selain mereka, di Lapas Wirogunan ada warga binaan kasus pidana lain namun telah bebas bersyarat dan tinggal menunggu jadwal keluar. Kalapas Klas IIA Wirogunan Zaenal Arifin mengatakan, meski mengerjakan soal ujian dari dalam Lapas, WR dan MAT diwajibkan memakai seragam sekolah agar sama seperti pelajar yang ikut ■ Bersambung ke Hal 11

GRAFIS/FAUZIRAKHMAN

Proyek Gedung Perpusda Tak Efisien Berlarutnya proyek Gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) DIY, ditambah disedotnya sebagian anggaran baru yang sedianya untuk interior dan lansekap untuk perbaikan, menunjukkan ada yang tak efisien dalam pekerjaan. Potensi kerugian negara pun harus ditelisik supaya ada pertanggungjawaban.

PENDAPAT ini disampaikan peneliti Pusat Kajian Antikorupsi (Pukat) FH UGM, Hidzfil Alim. Ketidakefisienan proyek senilai Rp 45,9 miliar itu bisa dilihat sejak perpanjangan pelaksanaan di anggaran tahun tunggal. Terakhir, upaya revisi anggaran di APBD 2015 oleh BPAD. Revisi itu bertujuan menyediakan dana baru untuk perbaikan kerusakan parah di bangunan tersebut sejak diserahterimakan dari kontraktor pada Juni 2014.

Chelsea Islan

“Dari perencanaannya, ditargetkan jadi pada 2012, kemudian selesai penuh pada 2013. Namun hingga awal tahun ini belum diresmikan, tentu hal ini tidak efisien dalam pelaksanaannya,” kata Hidzfil Alim beberapa waktu lalu. “Revisi anggaran yang dilakukan itu salah satu bentuk kurangnya efisiensi dalam penggunaan anggaran. Gedung yang seharusnya dapat selesai dan diresmikan pada 2013, tetapi pada 2015

masih membutuhkan perbaikan dan anggaran. Ini sangat disayangkan,” tutur Hidzfil. “Pembangunan gedung itu bersumber uang rakyat dan diperuntukkan untuk rakyat. Tentu masyarakat, khususnya warga Yogya memiliki hak menggunakannya. Tetapi, hak warga itu hingga saat ini belum dapat dinikmati. Hal ini menghilangkan hak rakyat, yang seharusnya dapat menjalankan haknya sejak 2013 atau 2014 lalu,” ■ Bersambung ke Hal 11

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO

LANCAR - Sejumlah siswa berkonsentrasi mengerjakan soal-soal UN online di SMKN 2, Yogyakarta, Senin (13/4). Unas tingkat SMA/SMK sederajat dilaksanakan hingga Rabu (15/4).

Sekolah Siapkan Genset dan Teknisi SEBAGAI antisipasi terjadinya pemadaman listrik, seluruh sekolah di Yogyakar ta yang mengikuti Ujian Nasional (UN) online memasang genset. Pihak sekolah khawatir hujan dan petir akan membuat listrik padam saat penyelenggaraan UN online.

KUT membintangi program sitkom Tetangga Masa Gitu? (TMG), Chelsea Islan jadi punya panggilan baru. Panggilan tersebut adalah “Kak Bintang,” tokoh yang diperankannya dalam TMG. Dari hal

KECELAKAAN antara mobil Avanza AD8597KU dan Box terjadi di depan halte Trans Jogja, jalan Ringroad Utara, Kentungan, Sleman, Senin (13/ 4) sekitar pukul 16.00. Akibatnya bodi mobil

■ Bersambung ke Hal 11

FOTO/KAPANLAGI.COM

Avanza bagian depan mengalami penyok, sedangkan mobil Box melarikan diri usai kejadian. Beruntung dalam kejadian ini tidak ada korban jiwa ■ Bersambung ke Hal 11

ICJ / AJIB DHANIARTA

MEND AD AK - Mobil Toyota Avanza AD8597KU yang baru MENDAD ADAK saja mengalami kecelakaan menabrak mobil box.

Sandal Pembersih Lantai dari Limbah Perca Kaus

Hujan abu vulkanik dari Gunung Kelud setahun silam punya arti besar bagi Ilham dan kawankawannya. STIM YKPN itu berpikir keras memanfaatkan limbah perca kaus sebagai alat pembersih berbentuk sandal. Produk kreatif itu telah menembus pasar beberapa supermarket. ILHAM Sahid Habibie memberi nama produk mereka Step Cleaner. Bahan sandal ini benar-benar limbah perca kaus yang bisa didapatkan mudah. Ilham mengenan letusan Kelud memberi hikmah dan membuka jalan bisnis baru. Ilham mengisahkan, ketika itu para mahasiswa yang banyak bermukim di koskosan di berbagai wilayah, malas membersihkan kosnya

■ Bersambung ke Hal 11

Mobil Boks Pilih Melarikan Diri

Dipanggil Inspirasinya Efek Hujan Abu Kelud

Kak Bintang I

“Banyak faktor yang mungkin dapat menyebabkan listrik mati, salah satunya cuaca. Kami sudah menyiapkan satu unit genset untuk mengantisipasi hal tersebut,” ungkap Dra Lydia Indrayati, panitia UN

karena kegiatan menyapu dan mengepel dianggap tidak praktis. Ilham kemudian berdiskusi dengan temannya sesama mahasiswa, Dwi Novitasari, Imam Rajani, Andi Maslahudin, dan Fauziah Yusi, terkait fenomena itu. Serangkaian diskusi meneDOK PRIBADI mukan arah temuan produk SANDAL UNIK - Ilham Habibi dan teman-temannya yang tidak bikin ribet tapi memamerkan produk sandal unik berbahan limbah perca kaus yang bisa jadi pembersih lantai di depan ■ Bersambung ke Hal 11 kampus STIM YKPN.

Citizen Journalism Tri Astuti Mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah FIP UNY

Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, per usahaan Anda, dan jadilah Citizen Reporter melalui Citizen perusahaan ribun Jogja. Ser takan foto kegiatan Journalism Harian Pagi TTribun dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribun jogja @gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com. tribunjogja jogja@gmail.com

Pelatihan Pupuk Organik di Sedayu KARANG Taruna Dusun Jambon, Argosari, Sedayu Bantul bekerjasama Program Kreativitas Mahasiswa pengabdian Masyarakat (Tim PKM-M) UNY menggelar pelatihan pembuatan EM4 atau dekomposer dan pupuk organik pada hari Minggu (5/3). Kegiatan ini bertujuan memberikan keterampilan kepada Karang Taruna dalam menangani sampah organik Di dusun ini banyak sampah organik, semisal daun yang belum terolah secara baik. Dalam pelatihan ini ada Tim PKM-M UNY. Selain itu, juga hadir tutor dari pengelola Rumah Pintar Taman Bacaan Masyarakat Mata Aksara, Nuradi ■ Bersambung ke Hal 11


2

tribun biz

SELASA PON 14 APRIL 2015

Ayla Kini Dilengkapi Dual Airbag

 Daihatsu Targetkan Penjualan Naik 20% YOGYA, TRIBUN - Daihatsu terus melakukan inovasi untuk merebut hati masyarakat. Pada Arpil 2015 ini, Daihatsu memberikan pengembangan yang difokuskan pada sisi keamanan, berupa kantong udara (airbag). Kepala Cabang Daihatsu Jalan Solo, Vincentius Allen Budiono, mengatakan, pengembangan di sektor keamanan pengendara ini membuktikan bahwa mobil murah ramah lingkungan produksi Astra Daihatsu Motor ini memiliki tingkat keselamatan yang tinggi. “Dengan adanya improvement di Ayla ini, kami optimistis mampu meningkatkan penjualan Ayla di bulan April. Fitur keamanan dan kenyamanan yang ditambahkan pada Ayla antara lain dual airbag dan beberapa fitu lain,” ujar Allen. Menurut dia, sistem keamanan tambahan berfungsi untuk menghindari potensi cidera pengemudi dan penumpang saat terjadi tabrakan frontal. “Nah, Ayla kini dilengkapi dua kantung udara di posisi pengemudi dan penumpang depan,” jelas Allen,

Dengan adanya improvement di Ayla ini, kami optimistis mampu meningkatkan penjualan Ayla di bulan April. Fitur keamanan dan kenyamanan yang ditambahkan pada Ayla antara lain dual airbag dan beberapa fitu lain V. ALLEN BUDIONO Kepala Cabang Daihatsu Jalan Solo Senin (13/4). Selain airbag, ada pula fitur Pretensioner & Force Limiter Seatbelt. Perangkat ini adalah sistem seatbelt aktif yang akan mendukung kerja airbag untuk meminimalkan cedera saat terjadi benturan dengan kemampuan mengencang dan mengurangi tekanan hinga 200mm. Seatbelt cerdas ini akan mengurangi risiko cidera pada bagian dada. “Berikutnya adalah Side Impact Beam. Fitur ini berupa batang baja yang terdapat pada sisi dalam bagian samping bodi, berfungsi untuk menahan benturan dari samping. Masih ada pula fitur Air Ventilator yang berfungsi untuk mengatur sirkulasi udara,” imbuhnya.

Menurut Allen, dengan adanya penambahan Fitur keamanan dan kenyamanan di Ayla ini, diharapkan penjualan Ayla di Yogyakarta naik hingga 20 persen. Pada 2014 lalu, Ayla menduduki ranking kedua di segmen Low Cost Green Car (LCGC). “Tahun 2015 ini kami menargetkan Ayla menjadi mobil LCGC terlaris di kelasnya, bahkan menjadi market leader di segmen LCGC,” tegas Allen. Mendukung penjualan Ayla dengan dual airbag ini, Astra Daihatsu Yogya Jalan Solo memberikan promo kredit Ayla dengan uang muka ringan. “Dengan paket khusus ini, customer cukup membayar Rp19 juta untuk membawa pulang Ayla baru,” ujarnya. (toa)

Zodiak Tawarkan Nasi Langgi di Raven Skybar Y OG YA , TRIBUN - Setiap orOGY ang tentu memiliki selera pada jenis makanan yang berbedabeda. Celah pasar itulah yang disasar Zodiak Cokro Hotel Yogyakarta. Hotel yang terletak di Jalan HOS Cokroaminoto 145 ini menawarkan program menarik untuk pecinta kuliner yang hobi mencicipi berbagai macam masakan. Tak hanya itu, program dalam bentuk food & beverage daily promo ini ditawarkan dengan harga yang bersahabat. Hotel Manager Zodiak Cokro TRIBUN JOGJA/RENTO ARI NUGROHO Hotel, Dody W Prahadi, mengatakan, lezatnya sajian menu KULINER - Seorang karyawan menunjukkan menu andalan dengan pilihan beragam ini dapat Zodiac Cokro Hotel Yogyakarta. Mulai April ini Zodia Cokro Hotel menjadi alternatif untuk refresh- menghadirkan berbagai program kuliner menarik. ing sejenak dari padatnya aktivitas. “Promo yang siap dinikmati di hari Minggu bercitarasa hotel berbintang. Hanya dengan Rp5 adalah Your Own Pasta, spaghetti dengan sausage ribu sudah bisa menikmati nasi langgi dan carbonara hanya Rp25 ribu. Hari Senin dan Selasa pelengkapnya. Tentu bisa dinikmati sambil bisa menjadi hari favorit karena ada promo Paket menyaksikan indahnya kota Yogya dari Raven Nyantai yang dibanderol Rp20 ribu saja sudah bisa Skybar di lantai 8,” lanjutnya. Sebagai referensi seru di akhir pekan, lanjut menikmati sajian teh atau kopi dengan aneka Dody, Raven Skybar khusus menyiapkan Live gorengan,” jelasnya, Senin (13/4). Menurut Dody, promo untuk Rabu sangat Cooking “Nasgorholci” mulai dari Rp17 ribu per cocok dinikmati bersama rekan-rekan karena porsi. Pada program ini tamu bisa merayakan Raven Skybar menghadirkan promo Beer Flavor akhir pekan dengan aneka pilihan nasi goreng pada pukul 16.00-22.30 seharga Rp120 ribu per misalnya Nasgor Bathok, Nasgor Pincuk, Nasgor pitcher sudah bisa menikmati Beer Flavor Melon, Tumpeng dan Nasgor Timbel. “Bagi Anda yang hobi hang out, dapat Stroberi, atau Vanila. “Kemudian penawaran spesial di Kamis mengunjungi Zodiak Corko Hotel Yogyakarta dan adalah Nasi Langgi dan menu tradisional Raven Skybar dengan free entrance. Anda dapat angkringan. Ini mengusung nuansa tradisional menghubungi team sales kami,” pungkasnya. (toa)

TheParadeDikunjungi35RibuOrang YOGYA, TRIBUN - Ajang indie clothing exhibition, The Parade di Jogja Expo Center yang diadakan oleh Kreatif Independent Clothing Kommunity (KICK) Yogyakarta berhasil kumpulkan sekitar 35 ribu pengunjung. Selama tiga hari penyelenggaraan pada 10-12 April, puluhan brand dan label indie clothing berhasil memberikan wawasan baru mengenai brand clothing lokal.

“Selama tiga hari itu, puluhan clothing label, 60 band, dan belasan komunitas memberikan hiburan, inspirasi, pengalaman, dan wawasan baru pada pengunjung. Ditambah lagi dengan digelarnya program discount untuk setiap produk clothing label yang ada di sini, membuat para pengunjung memenuhi Jogja Expo Center pada hari terakhir penyelenggaraan,” kata Ketua Penyelenggara The Parade,

Weimpy Adhari, Senin (13/4). Seperti biasa, lanjut Weimpy, beberapa kegiatan kreatif dan mencerminkan semangat muda tetap mewarnai keramaian baik di area indoor maupun outdoor JEC ini. Selain penampilan berbagai band, acara juga ditutup dengan sale besarbesaran. Beberapa brand bahkan memberikan diskon hingga sekitar 50 persen. (toa)

IST

FITUR BARU - Pada 2014 lalu, Daihatsu Ayla menempati posisi kedua penjualan di segmen LCGC. Daihatsu menargetkan penjualan Ayla meningkat 20% dengan adanya penambahan beberapa fitur baru pada mobil ramah lingkungan ini.

Penjualan Skutik Honda Terus Melejit YA, TRIBUN - Astra Honda Motor (AHM) YOG OGY mencatatkan pertumbuhan penjualan model skutik hingga 3% selama triwulan pertama 2015 ini. Ini menjadi prestasi menggembirakan bagi pabrikan berlambang sayap tersebut di tengah pasar otomotif nasional yang tengah melemah. Vario series bahkan mampu menghasilkan pertumbuhan 3,3%. Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI), penjualan segmen skutik nasional pada periode Januari-Maret 2015 ini mengalami penurunan 5.5% atau berada pada posisi 1.207.758 unit. Adapun pada triwulan pertama tahun ini, penjualan skutik Honda mencapai 931.207 unit. Angka ini naik 3% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu sebesar 904.239 unit. Honda Vario series sendiri berhasil memikat pecinta skutik dengan penjualan 343.292 unit dengan pertumbuhan 3,3%. Kontribusinya terhadap penjualan segmen skutik secara nasional meningkat sebesar 28,4% dari sebelumnya sebesar 26%. Peningkatan kontribusi ini semakin memperkokoh posisi Honda sebagai Raja Skutik Nasional

PENJUALAN SKUTIK HONDA (Triwulan I - 2015) Vario Series BeAT Series Scoopy FI Spacy PGM-FI Honda PCX 150 T o tal

343.292 unit 505.632 unit 77.800 unit 3.468 unit 1.015 unit. 93 1 .20 7 unit 931 .207

dengan pangsa pasar 77,1% hingga Maret 2015. “Di tengah kondisi pasar sepeda motor nasional yang terus melemah pada awal tahun ini, penjualan skutik Honda tetap tumbuh. Bahkan di tengah maraknya lahirnya skutik baru, penjualan Vario series justru semakin laris,” kata General Manager Sales Division PT Astra Honda Motor, Thomas Wijaya, Senin (13/4). Secara keseluruhan, pada masa awal 2015 ini, model skutik masih menjadi penyumbang terbesar penjualan sepeda motor Honda dengan kontribusi hingga 85,2% dari total penjualan Honda sebanyak 931.207 unit. Selain Honda Vario Series, Honda BeAT

series juga memberikan kontribusi yang signifikan yaitu 505.632 unit. Diikuti oleh Honda Scoopy FI 77.800 unit, Honda Spacy Helm in PGM-FI 3.468 unit, dan Honda PCX 150 yakni 1.015 unit. a Rajai P asar YYogy ogy Pasar ogya Di wilayah Yogyakarta, market skutik Honda masih cukup besar dan merajai pasar. Menurut Ronaldo Widjaja, Region Head Honda Astra Yogyakarta, jumlah penjualan unit maupun market share Honda saat ini jauh di atas pabrikan lain dan selisih angkanya cukup besar. “Honda marketnya jelas, masih dominan di sini. Kalau dibanding kompetitor, ya jauh banget. Vario misalnya, perbandingan marketnya bisa 9:1. Vario bisa 90 persenan untuk penjualan dibanding kompetitor,” kata Ronaldo. Komposisi penjualan di wilayah Yogyakarta masih didominasi seri Honda Beat dan Vario. Menurut Ronaldo, pihaknya hingga kini mampu menjual 3.000 unit Vario semua tipe. Adapun untuk wilayah DIY, Kedu dan Banyumas, ditargetkan bisa terjual 20.000 unit Vario semua tipe. (ing)

Bisnis Ritel Melemah di Awal Tahun YOG YA , TRIBUN - Angka penOGY jualan produk pada beberapa peritel di Yogyakart mengalami perlambatan selama triwulan pertama 2015. Hal ini disinyalir menjadi dampak dari fluktuasi harga bahan bakar minyak (BBM) yang sudah beberapa kali berubah pada masa tiga bulan tersebut. Pusat belanja produk home improvement dan gaya hidup, ACE Hardware pun tak luput dari dampak kenaikan harga BBM. Store Manager Ace Hardware Ambarrukmo Plaza Yogyakarta, Supriyandie Bayuaji, mengakui bahwa tingkat penjualan meng-

alami perlambatan selama kurun waktu tersebut. Meski tak menyebutkan nominalnya, dia mengatakan bahwa angka penjualan rata-rata hanya mencapai 90 persen dari target yang ditetapkan. “Di triwulan pertama memang belum ada gregetnya. Harga BBM yang naik turun memang sangat berpengaruh bagi kami, terutama biaya transportasi pengiriman barang,” kata Yandi, Senin (13/4). Meski begitu, pihaknya sama sekali tidak menaikkan harga produk yang dijual pada masyarakat. Hal ini demi menjaga respon

pasar dan pembelian produk yang tetap stabil biarpun sudah diprediksi mengalami perlambatan. Beberapa promo terus digelar untuk menjaga persaingan yang kian ketat di antara peritel. Dia menyebutkan, komposisi pembeli saat ini juga sudah berubah drastis. Sebelumnya, pembeli perorangan bisa mencapai 60 persen dan sisanya dari pembeli kolektif maupun industri. Namun kini, pembeli perorangan hanya 30 persen dan sisanya lebih banyak didominasi pembelian kolektif. Komputer pun Anjlok Pelemahan penjualan akibat

perubahan harga BBM juga terjadi pada toko komputer El’s Yogyakarta. Diakui Operational Manager El’s Yogyakata, John Zebua, dibandingkan kwartal keempat 2014 lalu, penjualan gadget seperti laptop dan tablet, anjlok antara 20% hingga 30% selama kwartal pertama 2015 ini. Angka penjualan laptop mengalami penurunan sebesar 5% dari rata-rata 3500 unit per bulan. Begitu juga dengan penjualan tablet, yang turun sekitar 10-15% dari rata-rata 1.000 unit per bulan. Adapun penjualan unit personal computer (PC) stagnan. (ing)


ribun Finance KURS RUPIAH Mata Uang USD SGD JPY EUR GBP MYR

Nilai Tukar USD/IDR di 10 Bank Besar Kurs 12,945 9,460.30 10,765.59 13,704.89 18,916.55 3,507.66

Perubahan (%) 0.27 -0.45 0.44 -0.55 -0.4 -1.06

Sumber : Kurs Tengah BI (13/04/2015)

Nama Bank Bank Mandiri Bank Rakyat Indonesia (BRI) Bank Negara Indonesia (BNI) CIMB Niaga Bank Permata Bank Danamon Bank Panin Bank Internasional Indonesia (BII) Bank Tabungan Negara (BTN) Rata-rata Seluruh Bank

Beli 12,823 12,900 12,775 12,850 12,870 12,810 12,900 12,950 12,850 12,825

Jual 12,987 13,000 13,075 13,000 12,990 13,140 12,990 12,970 13,050 13,025

SELASA PON 14 APRIL 2015

Harga Komoditas

Indikator IHSG Rata-rata 12,905 12,950 12,925 12,925 12,930 12,975 12,945 12,960 12,950 12,925

Nama Kompas IHSG DOW JONES )* SSEC (Shanghai)** NIKKEI STRAITS TIMES HANG SENG KOSPI*

HALAMAN 3

Indeks Perubahan (%) -0.25 1,207 -0.17 5,491.34 0.55 18,057.65 1.94 4,034.31 -0.15 19,907.63 0.35 3,472.38 1.22 27,272.39 1.4 2,087.76

Jenis Komoditas Emas* Emas Antam* Perak* Nikel** Timah** Tembaga** Aluminium** Minyak Mentah* CPO **

Satuan US$/Troy Oz Rp/gram US$/Troy Oz US$/MT US$/MT US$/MT US$/MT US$/BBL US$/Ton

Pasar Comex Comex LME LME LME LME Nymex Mdex

Sebelum 1,194 548,000 16 12,525 16,600 5,995 1,763 51 583

Penutupan 1,204.60 550,000 16.38 12,625 16,700 6,039 1,765.00 51.64 580.25

Perubahan 0.92 0.36 1.27 0.8 0.6 0.73 0.14 1.67 -0.55

Kontrak Juni 15-May 3 Bulan 3 Bulan 3 Bulan 3 Bulan 15-May 15-Jun

Sumber : IDX dan Bloomberg

Diakes pada pukul 18.00 WIB Sumber : Riset KONTAN

Harga Emas Melorot Lagi Sumber : Situs Bank ***

 Terpengaruh Ekonomi China dan Dolar JAKARTA, TRIBUN - Harga emas kembali turun ke bawah level US$ 1.200 per ons stroi. Data ekonomi China yang tak sesuai ekspektasi pasar memicu kekhawatiran turunnya permintaan emas dari China. Selain itu, harga si kuning tertahan oleh penguatan dolar Amerika Serikat (AS) selama tiga hari berturutturut. Mengutip Bloomberg, Senin (13/4) pukul 17.30 WIB, harga emas kontrak pengiriman bulan Juni 2015 di Commodity Exchange senilai US$ 1.198,70 per ons troi atau turun 0,49% dibandingkan harga akhir pekan lalu. Sepekan terakhir, harga tergerus 1,63%. Agus Chandra, Research and Analyst PT Monex Investindo Futures mengatakan, harga emas turun karena data neraca perdagangan China bulan Maret 2015 yang dirilis pada Senin (13/4) hanya membukukan surplus US$ 3,1 miliar. Surplus ini lebih rendah dibandingkan dengan ekspektasi US$ 43,4 miliar. Minimnya surplus ini menimbulkan kekhawatiran bahwa permintaan emas fisik dari China akan berkurang. Padahal Negeri Tirai Bambu merupakan salah satu importir emas terbesar. “Selanjutnya, pelaku pasar akan mencermati

Pelaku pasar akan mencermati data PDB China kuar tal I-20 1 5. uartal I-201 Data ini diprediksi tumbuh 7% atau lebih rendah dari periode sebelumnya sebesar 7,3%. Ini dapat memberikan sentimen engatif terhadap emas AGUS CHANDRA Research and Analyst PT Monex Investindo Futures

data produk domestik bruto (PDB) China kuartal I-2015. Data ini diprediksi tumbuh 7% atau lebih rendah dari periode sebelumnya sebesar 7,3%. Ini dapat memberikan sentimen engatif terhadap emas,” ujar Agus. Selain itu, Selasa (14/ 3) akan dirilis sejumlah data ekonomi AS seperti inflasi, indeks harga produsen (PPI) dan penjualan ritel. Data ini diprediksi memberikan hasil yang positif. Apabila rilis data tersebut sesuai dengan prediksi maka harga emas bakal tergerus lagi. Penguatan Dolar Sementara itu, analis PT SoeGee Futures Nizar Hilmy menilai, pergerakan

harga emas tertahan karena penguatan dollar AS. Meski masih ada perbedaan pandangan dari internal The Fed terkait momentum kenaikan suku bunga, namun prospek kenaikan suku bunga pada tahun ini belum pudar. Hal itu membuat dollar AS terus menguat. Indeks dollar AS pada Senin (13/4) pukul 16.00 WIB berada di level 99,66. Angka ini naik 0,33% dibanding akhir pekan lalu. “Outlook harga emas masih bearish (turun). Saat ini minat investasi di emas masih minim karena inflasi rendah,” terang Nizar. Secara teknikal, Agus melihat pergerakan harga emas dalam jangka pendek relatif netral. Harga berada di moving average 50 namun masih berada di bawah moving average 100 dan 200. Moving average convergence divergence (MACD) masih berada di area nol. Stochastic di level 31 persen. Sementara relative strength index (RSI) berada di level 39%. Baik stochastic maupun RSI masih wait and see. Agus menebak harga emas sepekan di kisaran US$ 1.175-US$ 1.225 per ons troi. Sementara Nizar memprediksi harga emas terbentang di US$ 1.170US$ 1.215 per ons troi. (dina farisah)

Pelemahan Nilai Rupiah Diprediksi Masih Berlanjut JAKARTA, TRIBUN - Kinerja rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) ditutup melemah pada perdagangan Senin (13/4). Di pasar spot, rupiah naik 0,47% dibandingkan Jumat (10/4) menjadi Rp 12.988. Di kurs tengah Bank Indonesia (BI), rupiah melemah 0,27% ke Rp 12.945. Trian Fatria, analis Divisi Tresuri Bank BNI, mengatakan, rupiah terkikis oleh neraca perdagangan Tiongkok pada bulan Maret yang kurang menggembirakan, yakni surplus US$ 3,1 miliar. Angka ini jauh lebih rendah dibandingkan estimasi US$ 43,4 miliar. Ekspor China sepanjang Maret lalu juga turun 15%, sementara impor turun 12,7%. “Sebagai mitra dagang utama Indonesia, negatifnya data neraca

perdagangan China turut mendepresiasi rupiah,” ungkap Trian. Pelemahan rupiah juga akibat pemangkasan target pertumbuhan ekonomi Asia oleh Bank Dunia. Dalam rilisnya, World Bank juga memangkas pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini, dari 5,6% menjadi 5,2%. Dari dalam negeri, pelaku pasar akan mencermati hasil rapat Bank Indonesia (BI) yang memutuskan BI rate. Hari ini (14/4), Trian memperkirakan, rupiah me lemah terbatas di 12.95013.000. Prediksi analis PT Monex Investindo Futures Putu Agus Pransuamitra, rupiah melemah di Rp 12.860-Rp 13.100. Tertekan Profit Taking Pasar saham domestik lesu di awal pekan. Pada

ANTARA FOTO/HERMAN DEWANTORO

SEJUMLAH pelajar membawa replika pecahan uang rupiah ketika melakukan aksi Save Rupiah. Mereka berharap pemerintah segera mengambil kebijakan untuk menyelamatkan nilai tukar rupiah yang semakin melemah terhadap dolar Amerika.

penutupan bursa saham, Senin (13/4), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun 0,80% ke level 5.447,41. Analis Panin Sekuritas Purwoko Sartono menilai, sumber tekanan utama IHSG adalah aksi ambil untung para investor, terutama oleh investor asing. Kemarin, dana asing yang keluar dari pasar relatif besar, mencapai Rp 682,34 miliar. Nah, laju indeks saham memang anomali ketimbang bursa saham lain di Asia. Kemarin, mayoritas indeks bursa saham di Asia menguat. Indeks MSCI Asia Pacific naik tipis menjadi 152,37 pada pukul 17.01 waktu Hong Kong. Spekulasi pasar bahwa China akan menambah stimulus, mendorong penguatan indeks saham di Asia. Hari ini, Analis Sinarmas Sekuritas Eddy Wijaya menilai, pergerakan indeks akan dipengaruhi rilis data produksi industri Eropa. Pasar memperkirakan data tersebut membaik. Sementara sentimen dari domestik, pelaku pasar akan wait and see pengumuman suku bunga Bank Indonesia. Para analis memprediksikan BI rate stagnan di level 7,5 persen. Eddy memproyeksikan, hari ini, IHSG bergerak melemah di kisaran 5.4135.455. Sedangkan, Purwoko melihat ada peluang IHSG berbalik menguat ke kisaran 5.425-5.480. (dina farisah, sinar utami)

HALAMAN ini hasil kerja sama Grup TTribun Kontan ontan, penerbit media investasi, ribun dan Grup K ontan bisnis, dan ekonomi kelompok usaha Kompas Gramedia (KG). Jika Anda ingin berlangganan dan mendapatkan informasi lebih luas, silakan menghubungi nomor telepon 021-536-53-100, email: promo@kontan.co.id atau klik www.kontan.co.id

ANTARA FOTO/MUHAMMAD IQBAL

TAMBAH MOD AL - Seorang tenaga penjual menjelaskan produk perumahan yang dikembangkan PT Bumi Serpong MODAL Damai Tbk. Pemegang saham pengendali melakukan tambahan setoran modal kepada emiten berkode BSDE sebesar Rp1,65 triliun untuk menopang rencana ekspansi perseroan.

Triwulan I Laba BPD DIY Rp58 Miliar YOGYA, TRIBUN - Pertumbuhan positif mampu diraih Bank Pembangunan Daerah (BPD) DIY mengawali 2015. Secara umum, ada pertumbuhan 27% dalam bisnis bank milik Pemerintah DIY tersebut selama triwulan pertama. Direktur Utama BPD DIY, Bambang Setiawan, mengatakan, hingga Maret 2015 tercatat laba pendapatan mencapai Rp58 miliar. Capaian init cukup positif dan mampu melampaui target triwulan pertama yang dicanangkan sebelumnya. “Sebelumnya kami hanya menargetkan Rp51 M untuk triwulan pertama ini,” ujar Bambang, Senin (13/ 4). Dia mengatakan, pihaknya masih akan terus menggenjot kinerja hingga

titik optimal. Untuk pengembangan bisnis, BPD DIY juga akan menggelar program mencetak wirausaha baru. Program baru tersebut mengusung tema entrepreneurship dengan menjaring 50 usahawan baru. Mereka diambil dari pihak-pihak yang sama sekali belum memiliki usaha dan diseleksi secara ketat. BPD DIY menerima proposal business plan yang baik, mulai permodalan hingga pelaksanaannya. Bambang mengatakan, BPD DIY akan menyediakan dana pendampingan untuk membangun dan mengembangkan usaha tersebut. Skemanya, jika bisnis yang dijalankan menemukan perkembangan bagus, dana yang dikembalikan akan digu-

nakan untuk wirausaha baru lagi. “Kebutuhan pendanaannya masih dihitung. Yang jelas, bisnis itu harus prospek dan visibel, bukan di sektor konsumtif,” kata Bambang. Kepala UKM Center BPD DIY, Christina Hariarsi, mengatakan bahwa jumlah nasabah BPD DIY untuk UKM saat ini mencapai lebih dari 80.000 nasabah. Bank BPD DIY, katanya, masih fokus menggarap sektor UKM. Hal ini dibuktikan dengan distribusi penyaluran dana untuk UKM sangat besar. Dari target oustanding loan (OSL) sebesar Rp6,5 triliun sebanyak 70% pada tahun ini dikucurkan bagi sektor UKM. “Angka non performing loan (NPL) atau kredit macet masih cukup rendah, hanya di kisaran 1 persen,” kata dia. (ing)

Asuransi Perbesar Pasar Nasabah Ritel JAKAR TA, TRIBUN - Pasar ritel AKART semakin menjadi andalan perusahaan asuransi. Sejumlah perusahaan asuransi pun gencar memperbesar pasar ritel tahun ini. Margin yang biasanya lebih tinggi membuat pesona segmen ini kian menarik. Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera 1912, misalnya, bakal terus mempertahankan pasar ritel sebagai kontributor terbesar perolehan preminya. Sebab, bisnis di segmen tersebut lebih menguntungkan dibandingkan dengan asuransi kumpulan. Nurseto, Direktur Bumiputera, menyatakan, margin dari penjualan produk individu lebih besar ketimbang asuransi kumpulan. “Biaya di asuransi kumpulan lebih besar sehingga keuntungannya lebih kecil,” katanya, Senin (13/4). Salah satu biaya yang menjadi penyebab margin di segmen kumpulan tipis adalah fee untuk jasa aktuaris. Selain itu, tarif segmen kumpulan biasanya lebih kompetitif. Makanya, kontribusi asuransi untuk pasar individu yang men-

Sumbangan dari segmen individu tahun lalu sudah menyentuh angka 20%. Sedang sisan 14 yyang ang sisanyy a premi tahun 20 201 80% berasal dari segmen kumpulan DIKDIK YUS TANDI YUST Direktur Inhealth capai 85% dari total premi AJB tuh angka 20%. Sedang sisanya Bumiputera tahun lalu bakal premi tahun 2014 yang 80% beradipertahankan. Sementara, untuk sal dari segmen kumpulan,” kata asuransi kumpulan, porsinya Dikdik Yustandi, Direktur Inhealth. Dikdik memperkirakan, segmasih ada di angka 15% tahun ini. Sekadar informasi, sampai men asuransi ritel bakal naik di akhir tahun ini AJB Bumiputera 2015. “Porsinya menjadi minimal mematok target premi sebanyak akan mencapai 25% tahun ini,” Rp7,8 triliun. Artinya, dari jumlah ujarnya. Inhealth menargetkan peroitu sebesar Rp6,7 triliun akan disumbang dari produk asuransi lehan premi tahun ini mencapai Rp 2,6 triliun. Dengan begitu, minimal individu. PT Asuransi Jiwa Inheatlh In- premi sebesar Rp 650 miliar donesia tak mau ketinggalan berasal dari segmen individu. menggeber bisnis asuransi jiwa di Inhealth bakal memaksimalkan segmen ritel. Meski tetap fokus di produk asuransi nonkesehatan. pasar kumpulan, Inhealth akan Contohnya, memperbanyak kerjamendongkrak porsi premi dari sama dengan perbankan untuk memasarkan produk-produk asusegmen perorangan tahun ini. “Sumbangan dari segmen ransi jiwa kredit. PT Asuransi Jiwa Tugu Mandiri individu tahun lalu sudah menyen-

juga menargetkan penetrasi yang lebih dalam di segmen ritel tahun ini. Sejumlah upaya sudah disiapkan untuk memperbesar premi dari segmen perorangan. Fauzi Arfan, Pejabat sementara Direktur Utama Tugu Mandiri, mengatakan, kontribusi premi segmen ritel baru sekitar 10% dari total premi tahum lalu. “Tahun ini kami harapkan bisa meningkat menjadi 20%,” ucap dia. Salah satu upaya Tugu Mandiri untuk mengerek kinerja dari segmen ritel adalah, dengan memperbanyak portofolio produk untuk ritel. Di sisi lain, penguatan tenaga pemasaran di pasar tersebut juga bakal dilakukan melalui penambahan jumlah agen. Peningkatan produk penjualan dari ritel, Fauzi menambahkan, juga akan dilakukan dengan memasarkannya ke nasabah korporasi Tugu Mandiri. Sehingga, nantinya nasabah kumpulan bisa melengkapi beberapa produk perlindungan secara mandiri. (tendi mahadi)

Laku Pandai Belum Pengaruhi LKM JAKARTA, TRIBUN - Meski terdapat 17 bank yang bakal menjadi pelaksana Layanan Keuangan Tanpa Kantor dalam rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai), kehadiran program besutan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) ini belum akan berdampak signifikan kepada lembaga keuangan mikro (LKM). Setidaknya dalam waktu tiga tahun mendatang. Menurut Saat Suharto Amjad, Direktur Utama PT Permodalan BMT Ventura, dalam tempo tiga tahun ke depan, Laku Pandai baru akan melayani tabungan dan payment point online bank (PPOB) seperti pembayaran rekening listrik PT Perusahaan Listrik Negara (PLN). “Sehingga, dari sisi pembiayaan belum akan secara langsung berpengaruh. Yang akan langsung terpengaruh adalah kelompok jasa billing dan payment seperti kios pulsa,” ujarnya ke

KONTAN akhir pekan lalu. Oleh karena itu, sebanyak 568 pelaku Baitul Maal wat Tamwil (BMT), koperasi jasa keuangan syariah yang tergabung dalam Perhimpunan BMT Indonesia optimistis aset mereka tetap bisa tumbuh 35%. Berdasarkan data Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah, aset BMT secara nasional mencapai Rp 4,7 triliun, dengan nilai pembiayaan sebesar Rp 3,6 triliun. “Tapi, jika Laku Pandai telah melayani pembiayaan, tentu akan memengaruhi LKM,” ungkap Saat. Cuma, bicara tentang kompetisi dengan Laku Pandai, Saat mengatakan, kelak yang paling berkepentingan sama layanan yang populer disebut brancless banking ini adalah bank perkreditan rakyat (BPR) dan koperasi simpan pinjam. Itu sebabnya, ia mengingatkan agar BPR dan koperasi simpan pinjam

berhati-hati dalam menjalankan Laku Pandai. Tambah lagi, program yang baru meluncur tiga pekan lalu tersebut bisa memberikan akses keuangan ke masyarakat, baik arus kas masuk melalui layanan pembiayaan yang sesuai kebutuhan, maupun arus kas keluar lewat penarikan dana tabungan. Tapi, jika infrastruktur yang dibangun lebih memudahkan untuk menarik dana, maka akan merugikan ekonomi makri Indonesia. Soalnya, “Seharusnya uang yang beredar di masyarakat mikro inilah yang akan lebih menggerakkan produksi dan konsumsi di level mikro,” ujarnya. Makanyta, saat menambahkan, para pelaku Laku Pandai juga perlu hati-hati, agar maksud baik untuk memberikan akses layanan kepada masyarakat tidak misleading. (maggie quesada sukiwan)


4 hotline public service

SELASA PON 14 APRIL 2015

RSPAU dr. S. Hardjolukito, 444562,

, Denpom IV/2 Yogyakarta, 566103, 623733, puskodal_denpom42@yahoo.co.id, RSU Bethesda Lempuyangwangi, 512257, 588002 RS Condong Catur, (0274) 887494

UN Online Memang Lebih Baik UJIAN Nasional (UN) 2015 ditandai dengan adanya hal yang baru yaitu UN online. Sistem ini pada pelaksanaannya di berbagai daerah, termasuk di Yogya berjalan lancar. Melihat kondisi ini, ada baiknya UN online dijadikan standar untuk pelaksaan UN di masa mendatang karena terbukti lebih baik. Kalau saat ini belum semua sekolah menggunakan UN online, tahun-tahun mendatang bisa diperbanyak lagi. Meskipun tentu saja tidak semua sekolah di Indonesia bisa memakai UN online mengingat keterbatasan infrastruktur. Kita tahu bagaimana ribetnya UN sistem lama yang menggunakan kertas. Soal harus dibuat sedemikian rahasia sehingga harus mendapatkan penjagaan dari polisi. Begitu pula saat distribusi harus dikawal oleh polisi. Itu pun ternyata tidak menjamin bahwa soal tidak bocor karena ada saja celah yang bisa ditembus. Dengan UN online, keribetan itu dikurangi secara maksimal karena tidak perlu ada kertas yang harus dijaga. Dalam UN online, murid duduk di depan komputer yang sudah dihubungkan dengan ser ver Kemdiknas dan langsung mengerjakan soal yang secara otomatis akan muncul ketika sudah terhubung dengan ser ver tersebut, sesuai dengan waktu yang telah ditentukan. Kelebihan sistem ini yang pertama adalah dari segi biaya. Karena tanpa kertas, biaya menjadi lebih irit. Biasanya pemerintah akan menghabiskan ratusan miliar rupiah untuk setiap kali menyelenggarakan UN berbasis kertas mulai dari tingkat SMP/Mts hingga SMA/SMK. UN online bukannya tanpa biaya karena juga membutuhkan tenaga listrik. Juga perlu jaga-jaga agar listrik tidak padam saat ujian berlangsung dengan cara menyewa genset. Akan tetapi dibandingkan dengan sistem manual, biaya listrik dan sewa genset tetap jauh lebih murah dibandingkan dengan biaya mencetak kertas ujian. Belum lagi masalah keamanan dimana pasti juga membutuhkan biaya. Dengan sistem online, dipastikan soal tidak bocor, kecuali oleh hacker yang sangat andal yang bisa membobol server. Secara teori kalau 100 persen tidak bocor juga tidak mungkin karena soal ujian ada yang membuat. Misal pemembuat soal itu membocorkan kepada orang lain tetap saja bisa. Namun paling tidak dengan UN online jalur-jalur kecurangan menjadi sangat terkurangi dengan signifikan. Model UN selama ini adalah menggunakan 20 jenis soal yang berbeda namun dengan bobot kesulitan yang sama. Maksudnya tentu saja supaya orang kesulitan untuk mencari celah karena bisa saja yang diketahui adalah jenis pertama, namun yang keluar kepada murid yang menerima bocoran adalah jenis kedua. Selain itu, penyelenggaraan UN online ini akan lebih efektif dari segi pengawasannya karena tidak harus menggunakan jumlah pengawas ruang ujian yang banyak. Yang penting, saat pelaksaaan ujian tersebut harus ada beberapa operator komputer ser ta petugas dari dinas pendidikan kabupaten/provinsi atau pun pihak dari LPMP yang memandu dan memantau proses ujian tersebut. Beberapa siswa mengaku lebih senang mengerjakan Un online dibandingkan dengan UN model lama. Ini mengindikasikan bahwa UN online edisi perdana ini sukses. Untuk itu tidak ada alasan untuk tidak memakainya lagi tahun depan. (***)

PEMIMPIN UMUM: Herman Darmo PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: Setya Krisna Sumargo MANAJER PRODUKSI: Junianto Setyadi MANAJER LIPUTAN: Sulistiono STAF REDAKSI: Herman Darmo, Sunarko, Setya Krisna Sumargo, Junianto Setyadi, Baskoro Muncar, Agus Wahyu Triwibowo, Ibnu Taufik Juwariyanto, , Joko Widiyarso, Iwan Apriansyah ASISTEN EDITOR: Hendy Kurniawan,Ikrob Didik Irawan,Rina Eviana Dewi, Mona Kriesdinar REPORTER: Obed Doni Ardianto, Theresia Andayani, Iwan Al Khasni, Gaya Lutfiyanti, Susilo Wahid Nugroho, Yudha Kristiawan, Riezky Andhika Pradana, Victor Mahrizal, Ekasanti Anugraheni, Dwi Nourma Handito, Pristiqa Ayun Wirastami, Singgih Wahyu Nugraha, Muchamad Fatoni, M Nur Huda, Hamim Thohari PEWARTA FOTO: Bramastyo Adhy, Hasan Sakri Ghozali, Hendra Krisdianto SLEMAN:Angga Purnama, Santo Ari Handoko, Obed Doni Ardianto GUNUNGKIDUL: Hari Susmayanti KULONPROGO: Yoseph Hary Wibowo BANTUL: Siti Ariyanti MAGELANG: Agung Ismiyanto,KLATEN: Padhang Pranoto PURWOREJO: Rento Ari Nugroho TATA WAJAH & GRAFIS: SuluhPrasetyo Aji Pamungkas, Nugroho Saputro, Afifudin, Lendra Erdiansyah, Bayu Rusbianto, Muhammad Fauziarakhman, Tutus Fajar Mahargiyanto, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama IT: Benny Ma’il bin Izmail, Arif Purnomo, Fembri Nugroho SEKRETARIAT REDAKSI: Bernadette Harminingrum Aprilia Dewi BIRO JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil), Agung Budi Santosa, Johnson Simanjuntak, Choirul Arifin, FX Ismanto, Rahmat Hidayat, Antonius Bramantoro, Yulis Sulistyawan, Hendra Gunawan, Bian Harnansa, Sugiarto, HasanudinAco, Budi Prasetyo, Murjani, Yoni Iskandar PENERBIT: PT Media Tribun Yogya KOMISARIS UTAMA: Herman Darmo DIREKTUR: Sentrijanto PEMIMPIN PERUSAHAAN: Agus Nugroho WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN: Rosa Dharmasari MANAJER IKLAN: Shinta Indahayati MANAJER KEUANGAN: Himawan Tri Rahmadi H MANAJER PSDM/UMUM: Maharani K Negara MANAJER SIRKULASI: Edi Utama MANAJER PERCETAKAN: Supriyono ALAMAT REDAKSI/BISNIS: Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, TELEPON dan FAKS: (0274) 564061, EMAIL: tribunjogja@gmail.com WEBSITE: www.tribunjogja.com, ALAMAT PERCETAKAN: Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman. REKENING: Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: Rp. 100.000/mmk, DISPLAY BW: Rp. 22.500/mmk, DISPLAY FC: Rp.40.000/mmk, IKLAN KOLOM: Rp. 10.000/mmk, IKLAN KELUARGA: Rp. 10.000/mmk, IKLAN BARIS: Rp. 5.500/mmk. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN

Jarene rega gas melon arep mudak dab? Opo bener kuwi? Lha piye mengko nasibe awake dewe yen opo-opo mundak?

Whaiku, aku yo mumet...

GRAFIS/FAUZIRAKHMAN

Bayar Iuran BPJS Bisa Autodebet SALAM Tribun, saya udah lama menjadi peserta BPJS, tapi mulai bulan Desember 2014 mau bayar premi di Bank yang udah ditunjuk dari kantor BPJS, tapi sampai sekarang selalu offline. Itu gimana solusinya sedangkan kalau bayar di kantor panjang ngantrinya? Apakah saya nanti kena denda? Terus bilamana saya kena halangan dan masuk Rumah Sakit apakah saya mengeklaim? Dari Sudarjono Perum Wirokerten 131 Banguntapan Bantul. +6281904119xxx Untuk kemudahan dan kepastian pembayaran iuran setiap bulannya maka disarankan untuk mengaktifkan proses autodebet iuran JKN melalui rekening Bapak/Ibu di tiga bank pemerintah yang ditunjuk yakni Bank Mandiri, BNI, dan BRI. Penjaminan pelayanan dapat terus dilakukan sepanjang peser ta belum menunggak pembayaran lebih dari tiga bulan untuk peser ta Pekerja Penerima Upah Swasta dan enam bulan untuk peser ta Bukan Pekerja dan peser ta Pekerja Bukan Penerima Upah. Tunggakan iuran melebihi batas waktu yang ditentukan tersebut akan berdampak pada penghentian penjaminan manfaat. Penjaminan bisa didapatkan kembali apabila peser ta telah melunasi seluruh tunggakan berikut denda yang menjadi kewajibannya. (gya)

BPJS Kesehatan DIY

Optik Mitra BPJS Kesehatan di Sleman TRIBUN, mohon info alamat optik yang bekerja sama dengan BPJS di Kabupaten Sleman. Terima kasih. +6285743719xxx ALAMAT optik yang bekerja sama dengan BPJS Kesehatan di wilayah Sleman adalah sebagai berikut: 1. Optik Sukses, Jalan Gendekan Lor nomor 90 Yogyakarta 2. Optik Candi Putra, Jalan Sumarwi nomor

30 Wonosari Gunung kidul 3. Optik Wates Baru, Kom pleks Perdagangan Ga wok Wates Kulonprogo 4. Optik Akur, Jalan Urip Sumoharjo nomor 71 Yogyakarta 5. Optik Akur KHA Dah lan, Jalan KH Ahmad Dahlan nomor 35 Yog yakarta 6. Optik Abakura, Jalan Bantul Km 5,5 nomor 265 Bantul 7. Optik International, Jalan Mataram nomor 64

Yogyakarta 8. Optik Kurnia, Jalan Baron nomor A 16 Gunungkidul 9. Optik Argus, Jalan Jenderal Sudirman no mor 4 Yogyakarta 10. Optik Marlin, Jalan Brigiend Katamso nomor 206 Yogyakarta 11. Optik Akur Bantul, Jalan Jendral Sudirman nomor 76 Bantul 12. Optik Ismail, Jalan Magelang KM 12 Krapyak, Triharjo,

Sleman 13. Optik Arif, Jalan KHA Dahlan nomor 143 Yogyakarta 14. Optik Puas, Jalan Gito Gati, Grojogan, Pandowoharjo, Sleman 15. Optik Pranoto, Jalan C Simanjuntak nomor 06, Terban, Gondokusuman, Yogyakarta (gya) BPJS Kesehatan Yogyakarta

Koreksi Tahun Kelahiran di Sertifikat Tanah SELAMAT siang Tribun Jogja, bagaimana cara membetulkan tahun kelahiran yang salah catat pada sertifikat tanah? Terus persyaratanya apa dan habis biayanya berapa? +6285729081xxx

UNTUK mengurusnya, silakan datang ke Kantor Per tanahan Kabupaten/Kota letak tanah. Pemohon diharap membawa bukti bahwa telah terjadi kesalahan catat dalam penulisan tahun kelahiran. Selanjutnya, Kantor Pertanahan akan meneliti apakah penulisan tahun kelahiran sesuai atau tidak dengan data saat

pendaftaran ser tidikat. Untuk biaya, diatur dalam PP13 tahun 2010, yakni sebesar Rp50 ribu. (gya)

Arie Yuriwin Kepala Kanwil Badan Pertanahan Nasional (BPN) DIY

Mengurus Sertifikat Hanya Butuh Satu Hari TRIBUN, di mana ya saya bisa mengurus sertifikat tanah dengan cepat, khususnya untuk layanan jual beli? +6281392192xxx KANTOR Wilayah Badan Pertanahan Nasional (Kanwil BPN) DIY me-

miliki program One Day Service yang dilakukan setiap hari Rabu mulai pukul 08.00 hingga 12.00. Pelayanan ini memungkinkan pemohon dapat mengurus sendiri sertifikatnya tanpa perantara atau calo di Kantor Perta-

nahan Kabupaten/Kota se-DIY. Berikut layanan yang bisa diakses masyarakat dalam Busari (Rabu Satu Hari): 1. Jual Beli 2. Peningkatan hak guna bangunan (RSS) 3. Roya

4. Pengecekan sertifikat (gya) Arie Yuriwin Kepala Kanwil Badan Pertanahan Nasional (BPN) DIY


Sleman

Bantul

SELASA PON 14 APRIL 2015

HALAMAN 5

Minat, Bisa Hubungi Saya

 Los Pasar Klithikan Niten Dijual Seharga Puluhan Juta Rupiah BANTUL, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bantul melarang los pasar di Pasar Klithikan Niten dipindahtangankan ke orang lain. Namun, ternyata, ada orang memperjualbelikan los dengan harga puluhan juta rupiah. Salah satunya adalah Agung, makelar tanah asal Kecamatan Bantul, yang menawarkan los di Pasar Niten dengan harga Rp 65 juta. Dalam iklan berantainya via BBM, ia menawarkan kios berukuran 2x3 meter full kerangka besi, sekaligus surat ber-Hak Guna Bangunan (HGB) dan bisa dipindah tangan atau balik nama. Los tersebut berada di blok 3 sisi barat Pasar Klithikan Niten, menghadap ke jalan utama, yakni Jalan Bantul. “Minat, bisa hubungi saya,” kata Agung dalam BBM tersebut, Senin (13/4). Adapun saat dihubungi, dan ditanya tentang status kios, apakah hak guna bangunan atau hak pakai, Agung tak menjawab secara pasti. Namun, ia menjamin kios yang dijual dapat dibalik nama dan, pembeli hanya

Sanksi itu sesuai peraturan daerah (Perda, Red). Kalau tidak mau memakai lagi ya kembalikan ke kami SLAMET SANTOSA Kepala Kantor Pengelolaan Pasar Kabupaten Bantul

tinggal menempati. Hasil penelusuran Tribun, jual-beli los pasar, meski tak diizinkan oleh Pemkab, sudah merambah ke situs jual beli. Saat Tribun menelusuri situs OLX.co.id, dengan kata kunci ‘kios Pasar Niten’, muncul iklan yang menawarkan dua kios di pasar tersebut. Iklan tertanggal 11 Maret 2015 itu diunggah oleh akun bernama Harsono2. Adapun kios yang dijual seharga Rp 60 juta, berukuran 3x5 meter dan 4x5 meter. Pengunggah iklan menyebutkan bahwa status kios hak pakai selamanya. Dalam iklan tersebut, tercantum nomor telepon, alamat e-mail, dan

IKLAN ONLINE Inilah screenshot iklan online yang menawarkan los Pasar Niten, di situs jual beli OLX, Senin (13/4). Sang penjual menawarkan los itu seharga Rp 60 juta.

TRIBUN JOGJA/SITI ARIYANTI

pin Blackberry Messenger (BBM) yang dapat dihubungi calon pembeli. “Dijual cepat kios Pasar Niten Yogyakarta. Ukuran 3x5 meter dan 4x5 meter. Status hak pakai selamanya. Cocok untuk usaha. Letaknya di pinggir Jalan Bantul. Harga cuma 60 juta rupiah nego tipis. Apabila minat hubungi Marketing Sono Property,” demikian bunyi iklan tersebut. Tak boleh Ketika dimintai konfirmasi, Kepala Kantor Pengelolaan Pasar Kabupaten Bantul, Slamet Santosa, menegaskan, los di Pasar Niten tak boleh dipindahtangankan ke orang lain tanpa seizin dari pihaknya. Status los tersebut hanya hak pakai dengan status kepemilikan bangunan hak pemanfaatan. Bisa saja los berpindah tangan, katanya, bila diberikan kepada ahli waris pemilik lama. Bila sang pemilik sudah tidak ingin berjualan di Pasar Niten, seharusnya dikembalikan ke Kantor Pasar. “Harus ada izin dari kami. Kami belum menerima laporan terkait aktivitas pindah tangan itu,” ujar Slamet. Namun ia tak memungkiri jika ada oknum tertentu yang memperjualbelikan los-los tersebut. Bila ketahuan, pihak Kantor Pasar akan memberi sanksi pada pemilik awal, berupa denda sebesar setahun retribusi. Adapun tarif retribusi bagi pedagang adalah Rp 250 per hari per meter persegi los. Bila ketahuan menjual, maka denda yang dikenakan yakni Rp 250 dikalikan 360 hari. “Sanksi itu sesuai peraturan daerah (Perda, Red). Kalau tidak mau memakai lagi ya kembalikan ke kami,” tandas Slamet. (say)

Lapas Cebongan Kelebihan Penghuni Hampir 2 Kali Lipat SLEMAN, TRIBUN - Tingginya angka kriminalitas di wilayah Kabupaten Sleman, menyebabkan penuhnya penghuni Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Cebongan, Sleman. Sampai Senin (13/4), tercatat sebanyak 303 narapidana menghuni lapas berkapasitas 163 tahanan itu, atau hampir dua kali lipat. Kapala Lapas Cebongan, Supriyanto, menuturkan, saat ini pihaknya masih dapat melakukan upaya untuk memaksimalkan tempat yang ada. Kendati demikian Supriyanto mengakui jumlah 303 napi merupakan angka yang banyak “Perhitungannya, (ruangan berukuran) dua kali empat meter untuk satu orang, tapi sekarang bisa dipakai untuk dua orang,” katanya, Senin (13/4). Menurut dia, perhitungan itu tidak mengurangi kenyamanan warga binaan Lapas. Dia menje-

laskani, dalam satu blok berkapasitas 25 napi, karena banyak tahanan maka blok tersebut bisa dihuni sebanyak 35 napi. “Dengan ukuran itu, warga binaan masih bisa melakukan aktivitas di dalam ruang tahanan. Tidurnya juga tidak berhimpitan, dan masih bisa salat. Ya memang over kapasitas, pada bulan april ini saja kami sudah memindahkan 21 napi ke Lapas Wirogunan, Yogyakarta,” imbuhnya. Kendati demikan ia menjelaskan bahwa tidak semua napi bisa dipindahkan begitu saja. Adapun syarat-syarat napi dapat dipindahkan adalah, sisa masa tahanan sang napi kurang dari satu tahun, dan mempunyai sanak saudara di daerah mana ia akan dipindahkan. “Dengan perpindahan ini kan bisa mendekatkan dengan keluarga juga,” tukasnya. (nto)

TRIBUN JOGJA/ANGGA PURNAMA

IKUT UN ONLINE - Sebagian murid SMKN 2 Depok, Kabupaten Sleman, mengikuti Ujian Nasional (UN) Online, Senin (13/4). Di sekolah tersebut, sebanyak 466 siswa mengikuti UN Online dalam tiga sesi, yakni sesi pertama (07.30-09.30), sesi kedua (11.00-13.00), dan sesi terakhir (14.00-16.00). Berita di halaman satu.

Wawan Tepergok Jual Barang Hasil Menjambret SLEMAN, TRIBUN - Dua orang tersangka penjambret tepergok korbannya saat hendak menjual barang hasil penjambretan. Saat korban berteriak meminta tolong, salah seorang pelaku melarikan diri, sedangkan rekannya ditangkap warga kemudian diserahkan ke Mapolsek Depok Barat, Kabupaten Sleman. Wawan Setyawan (21), tersangka itu, sampai Senin (13/4) masih ditahan di ruang tahanan Mapolsek Depok Barat. Kepada wartawan, warga Candirejo, Semanu, Gunungkidul, ini mengungkapkan, penjambretan dia lakukan akhir pekan lalu, dan ia berperan sebagai joki. “Saya cuma diajak teman saya. Karena saya takut dengan dia, saya

ikut saja,” kata dia, Senin. Wawan mengaku sudah tahu niat jahat temannya. Namun ia juga mengaku diancam, sehingga menuruti segala perintah temannya terasebut. Berboncengan motor Suzuki FU milik Wawan, keduanya berkeliling kota mencari korban. Sesampainya di Jalan Affandi, Caturtunggal, Depok, Sleman, tepatnya di selatan pos polisi, mereka menjambret seorang mahasiswi, Inten Pujiasri, (20), yang mengendarai motor matic merek Honda Beat. Akibatnya, korban kehilangan tas beserta isinya yaitu tablet Ipad dan surat-surat penting. Sehari kemudian, dua tersangka datang ke toko ponsel di Jalan Moses

Polisi Lacak Donatur Warga Bantul di Suriah BANTUL, TRIBUN - Serang warga Kecamatan Bambanglipuro, Kabupaten Bantul, diduga masih berada di Suriah. Tak diketahui secara pasti apa aktivitas warga tersebut di Suriah, sehingga polisi pun terus memantau. Kapolres Bantul, AKBP Surawan, Senin (13/4), menjelaskan, pihaknya masih menelusuri siapa yang mendanai orang tersebut di Suriah. Meskipun belum secara positif terbukti terlibat organisasi ISIS, tapi kepolisian terus memantau pergerakan warga tersebut. “Kita bekerja sama dengan Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT, R ed ed). Kami harap masyarakat juga bekerjasama untuk mencegah perkembangan ISIS,” kata Surawan menegaskan. Mengenai seorang warga Banguntapan, yang pulang dari Suriah, Surawan mengaku belum

dapat melakukan interogasi karena belum ada alasan kuat. Terkecuali bila yang bersangkutan telah melakukan hal-hal yang menguatkan untuk dilakukan interogasi, baru kepolisian akan bertindak. “Kita pantau-pantau saja sejauh ini,” tambahnya. Sedangkan Kepala Sub Seksi Penindakan Kantor Imigrasi DIY, B Dwi Prayoko, saat berada di Bantul mengatakan, sulit untuk mengetahui jumlah warga DIY yang pergi ke Suriah. Sebab, orang-orang yang pergi ke negara tersebut sering kali singgah ke Malaysia terlebih dahulu sehingga sulit dilacak. Selain itu, ada pula yang beralasan ingin umrah sehingga Kantor Imigrasi tidak dapat berbuat banyak. Bila sudah melengkapi dokumen serta memiliki alasan jelas, maka pasti akan diloloskan oleh petugas. (say)

BNN DIY Merazia Anak Jalanan di Bantul BANTUL, TRIBUN - Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta mengadakan razia untuk mencari pengguna narkoba di wilayah DIY, Senin (13/4). Petugas BNN menyasar para anak jalanan yang menghuni Camp Assessment Dinas Sosial DIY, Jl Kaliurang, Sewon, Bantul.

Petugas BNN mengambil sampel urine dari beberapa anak jalanan untul mengetahui ada tidaknya kandungan zat terlarang dalam tubuh mereka. “Anak jalanan ini kan dari cara hidupnya rawan menggunakan narkoba,” kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Bidang (Kabid) Pemberantasan Narkoba BNN DIY, Siti Alfiah.

Ia menjelaskan, razia atau inspeksi mendadak (sidak) ini dilakukan BNN DIY beberapa kali sejak Februari. Sidak menyasar lokasi yang dianggap rawan, seperti rumah kos dan tempat hiburan malam. Siti mengaku mendapati beberapa pengguna narkoba dalam sidaknya. Meski begitu ada juga sidak yang gagal menemu-

kan pengguna, seperti sidak terakhir di rumah kos Sewon dan Parangtritis. Dalam sidak kemarin BNN menguji sampel dari beberapa anak jalanan saja. Menurut Kasi Rehabilitasi Sosial Tuna Susila dan Korban Napza Dinsos DIY, Baried Wibawa, dari sekitar 150 penghuni ada 14 orang yang diambil sampelnya. “Mereka

yang diambil sampelnya yang belum kelihatan pengguna narkoba. Kalau sudah pengguna tidak diuji. Bagi yang positif narkoba akan kita rehabilitasi,” ujar dia. (apr)

Gatotkaca untuk menjual barang hasil maenjambret. Ternyata saat itu korban, yang merupakan warga Jakal km 13, sedang berada di kawasan tersebut. Inten, yang masih hapal dengan ciri-ciri pelaku, lantas meminta bantuan warga untuk menangkap kedua pelaku. “Temannya (teman Wawan, Red) yang berperan sebagai eksekutor, lari saat tepergok,” kata Kapolsek Depok Barat, Kompol Luthfi, Senin. Polisi menjerat Wawan dengan Pasal 365 KUHP, tentang Pencurian dengan Kekerasan atau curas. “Sekarang ini kami masih mengembangkan kasus ini dengan memburu si eksekutor penjambretan,” ujar Luthfi. (nto)


6

gunungkidul-kulonprogo

SELASA PON 14 APRIL 2015

Wasiyo Diadili dalam Kondisi Sakit

● Sidang Lanjutan Kasus Warga Penolak Bandara Menyegel Balai Desa Glagah KULONPROGO,TRIBUN Wasiyo, salah seorang terdakwa kasus dugaan penyegelan Balai Desa Glagah buntut aksi penolakan bandara, mengikuti sidang lanjutan di Pengadilan Negeri (PN) Wates, Kabupaten Kulonprogo, Senin (13/4), dalam kondisi sakit. Sesuatu terasa mengganjal di bagian dalam telinganya, sehingga warga Paguyuban Wahana Tri Tunggal (WTT) ini mendapat perawatan oleh dokter Lapas. Penasihat hukum terdakwa dari Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Yogyakarta, Hamzal Wahyudin, menjelaskan kodisi kesehatan kliennya itu. Wasiyo juga dikabarkan sedang kambuh penyakit magnya. Ketika menunggu sidang dimulai, di sel tahanan PN Wates, dia sempat tiga kali muntah. Meski demikian, sampai sidang berakhir, Wasiyo bertahan. “Selanjutnya akan kami ajukan adanya surat pembantaran, agar yang bersangkutan dapat diperiksa di rumah sakit. Harapan kami, paling tidak sehari Wasiyo bisa dirawat dokter rumah sakit,” kata Hamzal, Senin (13/4). Wasiyo menjalani sidang dengan agenda keterangan saksi, bersama dua terdakwa lain, Tri Marsudi dan Wakidi, dalam satu berkas perkara dakwaan Pasal 170 KUHP tentang pengrusakan balai desa. Seorang terdakwa lain dalam kasus itu, Sarijo, yang didakwa Pasal 160 KUHP tentang penghasutan sehingga mengakibatkan warga menyegel balai

Selanjutnya akan kami ajukan adanya surat pembantaran, agar yang bersangkutan dapat diperiksa di rrumah umah sakit HAMZAL WAHYUDIN Penasihat hukum terdakwa dari LBH Yogyakarta

desa tersebut, disidangkan terpisah. Meski dua berkas disidangkan terpisah, namun saksi yang dihadirkan sama, yaitu empat saksi yang diajukan jaksa penuntut umum. Mereka adalah Camat Temon, Jaka Prasetya; Kepala Desa Glagah, Agus Parmono; perangkat desa atau staf pembangunan Desa Glagah, Sujarwo; dan Kepala Satpol PP Kulonprogo, Duana Heru. Sebelum majelis hakim yang diketuai Esther Megaria Sitorus memulai serangkaian pertanyaan untuk para saksi, penasihat hukum terdakwa, Hamzal Wahyudin, menyatakan keberatan atas dihadirkannya Camat Jaka Prasetya. Sebab, yang bersangkutan tidak memberikan keterangan dalam berita acara pemeriksaan (BAP) atas sepengetahuannya, tetapi hanya berdasar laporan atau cerita stafnya. Keberatan penasihat hukum tersebut langsung ditanggapi majelis hakim. Hakim ketua Sitorus mengatakan hal itu menjadi catatannya. Namun, keterangan itu akan dibuktikan

dalam persidangan. Maka, kesaksian camat Temon tetap dilanjutkan. Adapun kasus ini berawal saat massa WTT menggelar aksi penolakan bandara, di Balai Desa Glagah, Temon, 30 September 2014. Terjadi penyegelan balai desa. Empat orang tokoh WTT dilaporkan, dan akhirnya didakwa melakukan penghasutan dan penyegelan balai desa. Melihat sore hari Dalam keterangannya, Jaka menyatakan mengetahui kejadian itu hanya berdasarkan laporan stafnya, dan informasi dari kepala desa. Sore hari setelah kejadian Jaka mengaku baru melihat lokasi secara langsung. Menurutnya, kondisi di Balai Desa Glagah sudah disegel pada pintu dan jendelanya. Jaka juga mengaku tidak mengetahui pasti alasan warga kemudian menyegel balai desa. Namun, diperkirakan hal itu terjadi lantaran warga kecewa saat ingin menemui kepala desa. Suasana persidangan sempat ramai oleh suara riuh audiens. Selain itu, pertanyaan penasihat hukum terdakwa terhadap saksi Jaka juga berkali-kali mendapat interupsi dari JPU. Penasihat hukum berusaha meyakinkan bahwa saksi tersebut hanya memberikan keterangan berdasarkan cerita stafnya. Camat juga dianggap tidak mengetahui alasan warga menyegel balai desa. Namun beberapa pertanyaan Hamzal Wahyudin itu membuat hakim harus menegurnya agar tidak membuat saksi tertekan. (ose)

TRIBUN JOGJA/JOSEPH HARY W

DENGARKAN SAKSI - Tiga terdakwa kasus dugaan penyegelan Balai Desa Glagah, mengikuti sidang lanjutan dengan agenda keterangan saksi, di PN Wates, Senin (13/4). Mereka adalah Wasiyo, Tri Marsudi, dan Wakidi,

Kronologi Versi Kades Agus KEP ALA Desa Glagah, Agus KEPALA Parmono, dalam kesaksiannya di PN Wates membeberkan alasannya memutuskan pulang di tengah gentingnya pertemuan dengan warga WTT, pada 30 September 2014. Agus menceritakan berdasarkan pertanyaan majelis hakim, JPU dan juga penasihat hukum terdakwa. Menurutnya, sehari sebelum datang, warga WTT lebih dahulu mengirimkan surat dengan maksud akan silaturahmi ke Balai Desa Glagah. Pemerintah Desa

Glagah kemudian menyiapkan kursi dan segala sesuatunya di aula balai desa. Di aula itu, selain dialog, juga terjadi orasi yang menurutnya dipimpin oleh Sarijo, yang menyerukan, “Kalau kades tidak mampu silakan mundur dan balai desa ditutup”. Demikian juga Ketua WTT saat itu, Purwinto, menurutnya, mengatakan agar sosialisasi bandara dibatalkan. Warga WTT juga meminta agar kepala desa mendukung bandara dibatalkan. Namun Agus

merasa permintaan dan pertanyaan warga bukan kewenangannya, tetapi pemerintah di atasnya, yaitu bupati. Warga lalu menginginkan kepala desa menghadirkan bupati. Suasana di aula dan di luar ruangan memanas. dan aparat keamanan meminta Agus pulang untuk menghindari hal-hal tidak diinginkan. “ Saya lalu pulang,” lanjutnya. Aksi penyegelan pun terjadi. Saat itu Agus mengaku mendapat telepon dari stafnya, bahwa suasana genting, dan terjadi

penyegelan balai desa. Menurut Agus, akibat penyegelan itu pelayanan masyarakat terhenti selama empat hari. Penasihat Hukum dari LBH Yogyakarta, Hamzal Wahyudin, menyatakan keterangan para saksi tidak menunjukkan mereka mengetahui kronologi penyegelan. Demikian juga bagaimana penghasutan terjadi, para saksi tidak mengetahui. Berdasarkan keterangan saksi, menurutnya, penyegelan terjadi justru karena warga kecewa dengan tanggapan kepala desa. (ose)

Tommy Ingatkan Pengelola Pindul Patuhi Aturan Retribusi

TRIBUN JOGJA/JUNIANTO SETYADI

SIAPKAN UMP AN - Dua nelayan Pantai Baron, di Desa Kemadang, Kecamatan UMPAN Tanjungsari, Kabupaten Gunungkidul, menyiapkan umpan yang akan mereka untuk mencari ikan di laut. Foto diambil beberapa waktu lalu.

Widiyanto Minta Kasus Pasar Sentolo Diselesaikan KULONPROGO, TRIBUN - Fraksi Partai Golkar (FPG) DPRD Kabupaten Kulonprogo mendesak pemerintah setempat segera menyelesaikan masalah dualisme keberadaan Pasar Sentolo Baru dan Lama supaya pedagang ada kejelasan. “Fraksi Partai Golkar berharap agar masalah dualisme pasar dapat segera diatasi secara arif, sehingga para pedagang akan nyaman dan mendapatkan hasil yang maksimal,” kata Ketua Fraksi FPG, Widiyanto, di Kulonprogo, Senin (13/4). Menurut dia, keberadaan Pasar Sentolo Baru belum mengalami kemajuan yang signifikan, antara lain menyangkut pemanfaatan kios dan los yang sudah ada. Selain itu, katanya, pedagang juga mengeluhkan sepinya pembeli. Pembeli lebih memilih belanja di Pasar Sentolo Lama karena keberadaannya sudah puluhan tahun. “Pemkab, dalam hal ini Dinas Perindustrian, Perdagangan, Energi, dan Sumber Daya Mineral, segera mencari jalan keluarnya,” kata Widyanto. Kepala Disperindag dan ESDM Kulonprogo, Niken Probo Laras, mengatakan,

pihaknya berupaya menyelesaikan pembangunan kios-kios Pasar Sentolo Baru. Saat ini, masih ada tiga agenda yang belum terselesaikan, yakni pembangun los, area pasar hewan, dan pagar. Pihaknya menargetkan masalah Pasar Sentolo Baru selesai 2015. Ia mengatakan, penyelesaian Pasar Percontohan Sentolo akan menggunakan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) kabupaten dan provinsi sekitar Rp 4,5 miliar. “Kami menargetkan pembangunan kios dan los selesai tahun ini. Anggarannya berasal dari APBD I dan II sebesar Rp4,5 miliar. Kami juga berharap ada bantuan dari APBN Rp 7 miliar,” kata Niken. Ia mengatakan Pasar Percontohan Sentolo sudah menerapkan zonasi pembagian lokasi barang dagangan. Saat ini, penjual daging ayam dan sayuransayuran masih campur. “Saat ini, kami belum menerapkan sistem zonasi murni di Pasar Percontohan Sentolo. Kalau semua sudah dibangun, zonasi akan diterapkan sesuai peraturan,” katanya. (ant)

GUNUNGKIDUL, TRIBUN Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunungkidul akhirnya melakukan sosialisasi penarikan retribusi kawasan Gua Pindul kepada para pengelola wisata. Semua pihak diminta Pemkab berkomitmen mematuhi aturan yang sudah ditetapkan oleh pemerintah. Sosialisasi ini disampaikan langsung oleh asisten I Setda Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Tommy Harahap dan dihadiri oleh jajaran Pemerintah Kecamatan Karangmojo, Pemerintah Desa Bejiharjo dan seluruh perwakilan pengelola Gua Pindul. Dalam pemaparannya, Tommy menegaskan, penarikan retribusi sudah diatur melalui Perda nomor 17 tahun

2013. Untuk itu semua wisatawan yang masuk ke kawasan Gua Pindul harus membayar retribusi sebesar Rp 10 ribu per orang sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Pemberlakukan retribusi ini bukan hanya untuk wisatawan yang masuk ke dalam gua Pindul saja, namun bagi seluruh wisatawan yang masuk ke kawasan wisata Gua Pindul.” Kita tidak rugi karena yang membayar adalah wisatawan. Pihak yang tidak membayar retribusi bisa dikenakan hukum,” katanya, saat melakukan sosialisasi retribusi di Balai Desa Bejiharjo, Minggu (12/4) malam. Tommy berharap, setelah sosialisasi ini, penarikan retribusi bisa berjalan lancar, dan tidak ada kebocoran lagi. Se-

mua pihak diharapkan menaati aturan yang berlaku demi majunya kawasan wisata Gua Pindul. “Saat ini kita berusaha menertibkan dan menyukseskan penarikan retribusi di kawasan Gua Pindul ini,” katanya menegaskan. Sedangkan Kepala Bidang Pengembangan Produk Wisata Dinas Kebudayaan dan Kepariwisataan Gunungkidul, Hari Sukmono, mengatakan, di kawasan wisata Gua Pindul terdapat sembilan destinasi wisata. Wisata rafting Kali Oya pun segera didaftarkan menjadi salah satu destinasi wisata sehingga tidak lagi dijadikan alasan bagi pengelola untuk tidak membayar retribusi. “Sesuai aturan, setiap sekretrariat harus

punya satu destinasi wisata,” imbuhnya. Hari meminta, semua sekretariat berkomitmen untuk melaksanakan aturan penarikan retribusi yang sudah ditetapkan oleh pemerintah. “Yang kita butuhkan itu komitmen bersama dari kelompok-kelompok sadarwisata,” kata dia. Sementara itu, Ketua Pokdarwis Dewabejo, Subagyo, meminta agar dalam penertiban retribusi wisata kawasan Gua Pindul ini ada kesepakatan harga. Sebab, selama ini telah terjadi perang tarif antarsekretariat. “Kami meminta kesepakatan harga dan bagaimana tindaklanjut dari Pemkab dengan ketetapan harga bagi semua sekretariat,” ucapnya. (has)

Retribusi Tower Sumbang Rp 1, 176 Miliar GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Potensi retribusi tower provider jaringan seluler di Gunungkidul cukup tinggi. Selama 2014, pemasukan ke kas daerah dari sektor retribusi tower ini mencapai Rp 1, 176 miliar. Kepala Seksi Pos dan Telokomunikasi Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Gunungkidul, Frans Edi Wardhana, mengatakan, pemasukan sebesar Rp 1, 176 miliar tersebut disumbang oleh 176 tower jaringan komunikasi yang tersebar di 18 kecamatan. “Pemasukan ke kas daerah selama 2014 mencapai Rp 1.176.000.000. Itu dari seluruh tower provider komuninasi,” katanya, seusai melakukan sosialisasi Radio Dhaksinarga, Senin (13/4). Dia menjelaskan, pemasukan retribusi dari tower provider telekomunikasi tahun 2014 mengalami kenaikan sekitar Rp 100 juta dari tahun sebelumnya (Rp 1.050.000.000). Kenaikan ini tidak lepas dari kesadaran pemilik tower dalam memenuhi kewajibannya membayar retribusi yang sudah ditetapkan oleh pemerintah. Meski demikian, masih ada beberapa provider yang harus diingatkan untuk segera memenuhi kewajibannya terhadap pemerintah daerah. Setelah diberi imbauan, pihak provider yang belum membayar retribusi pun langsung memenuhi kewajibannya. Ada dua provider yang terlambat membayar. Namun setelah kita beri imbauan, langsung dibayar,” katanya. Frans mengungkapkan, besaran reribusi tower komunikasi ini berbeda antara satu dengan lainnya. Besar-kecilnya retribusi disesuaikan dengan letak tower, fungsinya (apakah digunakan untuk provider tunggal atau bersama), dan ketinggiannya.

Di Gunungkidul, selain tower jaringan seluler, juga terdapat cukup banyak tower relay jaringan televisi. Namun karena menurut Perda nomor 15 tahun 2012 tentang Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi tower relay itu tidak dikenai retribusi, maka keberadaanya pun dikecualikan. Sedangkan Kepala Bidang Komunikasi, Markus Tri Munarjo, menambahkan, dalam melakukan penagihan retribusi ke provider, pihaknya hanya mengirimkan surat, tidak langsung mendatangi kantornya, di luar kota. Sejauh ini, upaya yang dilakukan oleh pihaknya mendapatkan respon positif dan langsung dipenuhi oleh pihak provider. (has)


region timur 7

SELASA PON 14 APRIL 2015

Anak Jalanan Digerebek Saat Tidur KLATEN, TRIBUN - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Klaten, menjaring delapan anak jalanan yang dinilai meresahkan masyarakat. Mereka ditangkap ketika sedang tidur di selasar bangunan Monumen Juang 45, Senin (13/4). Saat digerebek, anak jalanan tersebut sedang terlelap dan tidak melakukan perlawanan kepada petugas. Begitu bangun, mereka lang-

sung digiring menuju mobil patroli, Satpol PP Klaten dan dibawa ke markas polisi pamong praja. Pelaksana tugas (Plt) Kasatpol PP Klaten Rabiman mengatakan, banyak laporan dari warga dan pengelola gedung di sekitar Monumen Juang 45 yang masuk kepadanya. Mereka kebanyakan menggunakan bangunan untuk tidur, bahkan membuang hajat di sekitar tempat tersebut.

“Mereka menyalahi Perda 12/2012 mengenai kebersihan, ketertiban dan keindahan (K3). Mereka juga meresahkan banyak pihak, selain di sini, mereka juga banyak berkeliaran di lampu merah,” kata Rabiman. Menurutnya, selain mengganggu perda apa yang dilakukan mereka mengancam keselamatan warga lain. “Di Kabupaten/Kota se Solo Raya, sedang gencar-

gencarnya melakukan razia terhadap mereka, jadi kemungkinan mereka berpencar ke mana-mana termasuk di Klaten. Anak-anak jalanan yang sering disebut sebagai punk ini tergolong dalam Pengemis, Orang Gila dan Orang Terlantar (PGOT),” terangnya. Setelah didata, para anak jalanan tersebut lantas digiring ke panti sosial yang ada di Solo. (pdg)

TRIBUNJOGJA/PADHANG PRANOTO

JARING ANJAL - Satuan Polisi Pamong Praja Klaten menjaring delapan anak jalanan yang dianggap meresahkan masyarakat, Senin (13/4).

Petugas Setop Paksa Pekerja Satpol PP Segel Dua Pabrik Tidak Memiliki IMB Pemilik Nekat Kerjakan Pembangunan KLATEN, TRIBUN - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Klaten, menyegel paksa pembangunan dua pabrik karena belum mengantongi Izin Mendirikan Bangunan (IMB), Senin (13/4). Masing-masing pabrik tersebut adalah PT JJ Gloves yang berada di Dusun Ngaran, Desa Mlese, Kecamatan Ceper dan PT New Ratna Motor yang ada di Desa Belang Wetan, Kecamatan Klaten Utara. Pantauan Tribun Jogja, petugas menghentikan paksa pekerja yang sedang menggarap lahan PT JJ Gloves. Para tukang dan alat berat yang sedang bekerja diminta keluar dari gedung pabrik yang telah dipagari tersebut. Sejurus kemudian, Sat-

Lahan ini (PT JJ Gloves, Red Red)) disegel karena belum mengantongi IMB. Namun pemilik tempat ini sudah memagari kawasan ini dan mengerjakan pembangunan RABIMAN Pelaksana tugas (Plt) Kasatpol PP Klaten

pol PP menutup pintu masuk proyek dengan anyaman bambu dan menyegel tempat tersebut. Pelaksana tugas (Plt) Kasatpol PP Klaten Rabiman, mengatakan pabrik sarung tangan tersebut sebelumnya berdiri di Kecamatan Juwiring. Karena masa berlaku sewa yang akan berakhir di 2016, maka perusahaan dari Korea itu membangun tempat usaha baru.

“Lahan ini (PT JJ Gloves, Red) disegel karena belum mengantongi IMB. Namun pemilik tempat ini sudah memagari kawasan ini dan mengerjakan pembangunan,” katanya. Menurut Rabiman, sebelum membangun, seharusnya pemilik pabrik yang bersangkutan sudah harus memiliki izin mendirikan bangunan dan memenuhi segala perizinan yang berlaku di daerah itu.

Rabiman menyatakan telah melayangkan surat peringatan sebanyak dua kali kepada pengusaha pabrik yang bersangkutan. Namun demikian, hal itu tidak digubris sama sekali oleh pemilik lahan. Potensi gangguan Menurutnya, kedua perusahaan itu melanggar Perda 15/2011 mengenai pembangunan gedung yang berpotensi yang menyebabkan gangguan sosial. Untuk itu, Satpol PP harus turun tangan menertibkannya. Lebih lanjut, Rabiman mengatakan, penyegelan tempat tersebut dilakukan hingga tempat tersebut mengantongi IMB dari Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu dan Penanaman Modal (KPTPM) Klaten. (pdg)

Kawasan Alun-alun Utara Macet

Pedagang Bermobil Akan Ditertibkan

TRIBUNJOGJA/PADHANG PRANOTO

TANP A IMB - Satuan Polisi Pamong praja Klaten menyegel pembangunan sebuah pabrik ANPA sarung tangan Senin (13/4) yang belum memiliki izin mendirikan bangunan.

SOLO, TRIBUN - Wali kota Solo, FX Hadi Rudyatmo akan menertibkan mobilmobil yang digunakan untuk berdagang di sekitar kawasan Alun-alun Utara. Banyaknya pedagang bermobil ini membuat arus lalu lintas menjadi macet, bahkan mereka nekat parkir meskipun area di seputaran Alun-alun Utara merupakan area larangan parkir. Wali kota yang akrab disapa Rudy ini menuturkan, kebanyakan mobilmobil pedagang ini berasal

DPC Gerindra Belum Bahas PAW Muchlis KLATEN, TRIBUN - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Klaten masih belum bersikap setelah penetapan tersangka pada anggota partai yang juga anggota DPRD Klaten, Muchlis Febi Anggono. Segenap struktur pimpinan mengaku masih menunggu petunjuk dari struktur yang lebih tinggi. Ketua DPC Gerindra Klaten Mujaeroni mengaku belum membahas mengenai Pergantian Antarwaktu (PAW) dan bantuan hukum kepada anggotanya itu. Hal itu dikarenakan, proses hukum anggota komisi III DPRD Klaten itu belum final. Selain itu, sebelum kasus tersebut sampai di tangan polisi dan mengemuka di media, pihaknya sudah berusaha mendamaikan antara Muchlis dan Heru Siswandono, yang juga anggota Partai Gerindra sekaligus pelapor kasus itu. Namun demikian, ihwal tersebut tidak disambut baik. “Sampai akhirnya kasus ini sampai ke tangan hukum dan media, kami sudah mencoba memediasi. Namun hal itu tidak disambut dengan iktikad baik oleh Muchlis. Namun demikian, keduanya sudah kami anggap sebagai anak kami,” ucapnya, Senin (13/4). Lebih lanjut, Mujaeroni akan menyerahkan segala perkembangan kasus itu kepada hukum. Sekjen Partai Gerindra Nata Dwinugraha mengatakan, selain diserahkan

kepada mekanisme hukum dan putusan petinggi parta, mekanisme DPRD juga akan berlaku. Ketika anggota dewan tersangkut kasus, maka yang bersangkutan harus diberhentikan sementara waktu. “Jika kasus tersebut sudah inkracht (berkeputusan hukum tetap, Red) maka anggota tersebut harus diberhentikan,” katanya. Ia menambahkan, setelah kasus tersebut muncul di media, banyak masyarakat yang menyerahkan salinan akta asli tapi palsu (aspal), yang dibuatkan oleh Muchlis. “Pagi ini, baru saja kami menerima salinan akta yang dulu dibuatkan oleh

Muchlis. Hal ini menurut saya bukan pertama kali, namun bisa saja pada lain hari akan berbondongbondong masyarakat melaporkan. Karena akta lahir memiliki konsekuensi hukum di masa depan. Selain itu, setiap anggota partai harus bersikap kesatria ketika menghadapi suatu masalah,” terangnya. Ia mengungkapkan, salinan akta itu berasal didapatnya dari warga yang berasal dari Daerah Pilihan (Dapil) II, tempat konstituen Muchlis berasal. Hanya pasrah Terpisah, Muchlis mengaku pasrah dengan kasus yang saat ini menim-

panya. Ia berkata tidak berniat untuk memalsukan akta untuk mendulang perolehan suara. “Niat saya hanya menolong, tapi tidak saya sangka akta yang dihasilkan adalah palsu,” ungkapnya. Sebelumnya diberitakan, Muchlis tersangkut kasus pemalsuan akta pada saat pileg 2014. Ia disangkakan menyuruh pembuatan akta lahir, untuk mendongkrak perolehan suara. Dirinya kemudian dipolisikan oleh Heru Siswandono, yang merupakan seteru pada saat pemilihan umum legislatif dan sesama dari Gerindra. (pdg)

dari luar kota, seperti Pekalongan, Batang, Semarang, Klaten, Jakarta, hingga Bandung. “Itu kan pedagang bermobil luar daerah. Nanti akan kami tertibkan. Saya sudah minta Dishubkominfo (Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatikan) bertindak,” kata Rudy kepada wartawan, Senin (13/4). Rudy mengatakan penertiban pedagang bermobil luar daerah akan dilakukan setelah pembangunan pasar darurat

rampung. Nantinya, seluruh pedagang Pasar Klewer akan masuk dalam pasar darurat, sehingga baru bisa diketahui pedagang bermobil yang bukan merupakan pedagang Pasar Klewer. “Nanti saya akan minta mereka (pedagang bermobil) menunjukkan SHP (surat hak penempatan). Kalau tidak bisa menunjukkan baru ditertibkan, tetap nekat ya nanti biar digembok sama Dishub,” kata Rudy. Terpisah, Kepala Seksi

(Kasi) Operasi dan Pengendalian Satpol PP, Bambang MBS mengatakan telah menertibkan belasan pedagang yang nekat menggelar dagangan di trotoar di sepanjang jalan di kawasan Alut. Dia menyebut rata-rata pedagang tersebut merupakan pedagang sayuran dari Tawangmangu. “Mereka kami tertibkan, karena mengganggu arus lalu lintas. Apalagi trotoar merupakan kawasan bebas pedagang kaki lima,” katanya. (tribunjateng/har)


Celeb Life Style

22 8

Dewi Yull Kembali Main Film SETELAH lama vakum berakting di layar lebar, aktris senior, Dewi Yull (53) kembali terlibat sebuah produksi film. Ibu 4 anak ini punya alasan kuat mengapa mau menerima tawaran membintangi film Sebuah Lagu Untuk Tuhan. “Di layar lebar, saya memang sudah tidak bermain lagi (sebagai pemeran utama) sejak tahun 1989. Waktu itu, saya syuting sinetron kejar tayang kemudian konsentrasi ke nyanyi. Ini sebuah keberkahan mendapat kesempatan bermain film lagi. Apalagi cerita film ini, tidak jauh dengan kehidupan saya. Bercerita tentang perjuangan seorang ibu dan anak yang lahir dengan tunarungu,” kata Dewi. Seperti diketahui, ia dan mantan suaminya, Ray Sahetapy memiliki anak berkebutuhan khusus, yaitu almh. Gizca Puteri Agustina Sahetapy (meninggal tahun 2010) dan Panji Surya (22). Keduanya terlahir dalam unarungu. Tak keadaan tunarungu. heran jikaa kemudian Dewi lm ini memiliki merasa film n dengan kisah kedekatan hidupnya.. ui film ini, saya “Melalui yosialisasikan bisa menyosialisasikan luarga dengan bahwa keluarga kebutuhan khusus anak berkebutuhan itu, selamaa mereka optimis, p berhak akan anak tetap annya. Anak pendidikannya. u itu bisa sekolah tunarungu asinya luar biasa, dan prestasinya lo,” ucap Dewi yang juga mengajak putranya, tuk ikut Surya untuk alam film ini. terlibat dalam Meski sudah malang melintang di dunia seni h peran, toh ama asli pemilik nama u Dewi Raden Ayu Pujiati ini mengaku menemui beberapa aat melakoni kendala saat syuting. Salah satunya adapan saat berhadapan riska Rein, dengan Eriska peran yang berperan ngel, sebagai Angel, anaknya di film itu. Dewi mengaku rhadapan seperti berhadapan kembali dengan ungnya, putri sulungnya, ng telah Gizca yang g akibat berpulang terserang virus

meningitis (radang otak). “Begitu melihat tokoh Eriska, saya masih teringat terus dengan almarhumah karena mukanya mirip. Ceritanya pun sama, saya mendidik dia. Jadi agak berat karena secara energi banyak terkuras untuk membuat jarak antara Dewi Yull yang punya anak dan meninggal dan harus memerankan tokoh yang punya anak yang tunarungu dan sakit kanker.” Kendala lain yang ia rasakan adalah saat syuting di sebuah rumah sakit. Memorinya melayang saat mendampingi Gizca yang kala itu harus dirawat selama 1,5 bulan sebelum menghembuskan nafas terakhirnya. Bahkan, untuk adegan di ruangan ICU, Dewi harus take berulang kali. “Saya harus ketemu rumah sakit lagi, ketemu ICU lagi. Itu yang membuat saya agak sesak napas. Saya flash back . Untuk adegan di rumah sakit itu, saya harus take 2 hari 2 malam. Tapi saya harus berpikir rasional, enggak bisa kebawa bawa. Ya, emosinya kebawa-bawa. itulah seni peran,” ujarnya bijak. (Isna/Tabloidnova. com)

Rutin Berlibur DIRECT POINT

tercinta, Wati Nurhayati. Salah satu tempat yang dikunjungi di Korea adalah Jeju Island, kawasan • Syahrini baru pulang liburan dari Korea pegunungan yang memiliki cuaca • Dia berlibur bersama mamanya, sejuk. Wati Nurhayati "Biasa aja kayak liburan biasa. • Mengunjungi kawasan wisata di Jeju Island Harus balance antara kerja sama memanjakan diri, aku butuh itu untuk • Syahrini menyebut kegiatan diri sendiri. Setiap hari nyanyi aku libur rutin dia lakukan butuh sesuatu yang fresh, dan butuh • Menurutnya harus seimbang quality time sama mama karena antara kerja dan liburan waktunya kan sedikit," kata Syahrini saat ditemui dikawasan Kebon Jeruk, PENYANYI, Syahrini mengaku Jakarta Barat, Senin (13/4). mengaku pergi berlibur merupakan Korea dipilih karena mamanya kegiatan rutin yang perlu dia suka sekali menikmati makanan apat lakukan. Sebab, hal itu dapat dari sana. membuat dia melupakan "Karena mama seneng n a d sedikit kepenatan kerja. a m makanan Korea, dan it r Ikuti be s Setelah selesai berlibur, a mama menikmati it r b sele dia merasa bisa kembali gosip para i www. sekali. Orang-orang bekerja dan bernyanyi Korea kan udah pada tanah air d om sepuh, dengan baik. jadi mama .c s tribunnew Beberapa waktu t terlihat awet muda," lalu, Syahrini juga pergi kat Syahrini. kata berlibur ke luar negeri. P l Pelantun tembang 'Seperti Dia mengunjungi Korea. Dalam Itu' juga menambahkan, jika pelesirannya itu, dia mengajak mama Korea merupakan tempat yang

cocok untuk dirinya melepas penat setelah bekerja. Sehingga dirinya bisa kembali segar setelah berlibur. "Di sini (Indonesia) kan lebih indah, tapi mumpung di sana (Korea) ya wajar. Kemarin bukan hanya wisata bawah laut, liat go green Indonesia, tapi lihat buah jeruk di Korea kan besar sekali. Saya terbang dari Seoul ke pulau Jeju (Korea Selatan), dan udaranya ngga kuat, sejuk, bersih, itu bagus utk maintenance suara," ceritanya. (Tribunnews/ Achmad Rafiq)

INSTAGRAM/SYAHRINI

LIBURAN- Syahrini saat berlibur di Korea. Dia membawa mamanya menikmati suasana Jeju Island.

Kunjungi Rumah Tradisional SAAT berkunjung ke Korea, Syahrini sempat mengunjungi h satunya adalah beberapa tempat menarik di sana. Salah rumah tradisional Korea. Dia sempat mengunggah salah n rumah tersebut. satu foto saat duduk santai di pelataran onal Korea Duduk Syantiieekk di rumah Traditional Bersama Wanita Paling Cantik Di duniaa Da1nOnly My mom'," tulis Syahrini. ni juga Selain liburan ke luar negeri, Syahrini h air. Saat kerap liburan di tempat wisata di tanah unggah berlibur tersebut, dia juga kerap mengunggah foto-foto tempat eksotis di Indonesia. (Tribunnews/mba)

DATA DIRI Nama : Rini Fatimah Jaelani Panggilan: Syahrini TTL: Bogor, 1 Agustus 1982 Ayah : Dadang Zaelani (alm) Ibu : Wati Nurhayati Saudara : Aisyahrani (adik) WARTA KOTA/NUR ICHSAN

DEWI YULL

Tinggi badan : 165 cm TRIBUNNEWS/JEPRIMA

Pekerjaan : Penyanyi, Artis

SYAHRINI

Zodiac : Leo

Saksikan Peresmian Jalan Munir di Den Haag

Anji Sudah Siapkan Nama KABAR bahagia datang dari vokalis Erdian Aji Prihartanto (35) atau biasa disapa Anji bersama istrinya, Wina Natalia, atas kelahiran anak bungsu mereka. Anji sudah menyiapkan nama buat bayinya dan segera memberi nama Sigra Umar Narada atau SUN kepada putra keduanya tersebut.

SELASA PON 14 APRIL 2015

"Namanya Sigra Umar Narada, lahir pada Jumat 10 April 2015, pukul 23.32 WIB," ujar Anji dalam jumpa pers di Rumah Sakit Kemang Medical Care, Jakarta Selatan, Sabtu (11/4) sore. Arti nama SUN, dikatakan Anji, memiliki makna pemimpin bijaksana yang memakmurkan. Menurut

TRIBUNNEWS/JEPRIMA

ERDIAN AJI PRIHARTANTO

Anji, Sigra dalam bahasa Islandia artinya victory, sedangkan Umar berasal dari salah satu nama khalifah yang artinya memakmurkan. Sementara untuk Narada, diambil dari tokoh dewa yang berarti kebijaksanaan. "Kira-kira begitu lah," kata dia. Namun, sebelum SUN lahir, Anji mengaku sempat tegang karena Wina yang melakukan persalinan dengan bantuan bedah caesar sempat mengalami kendala. Hemoglobin istrinya, kata Anji, mengalami penurunan sekitar 6 HB dari ukuran standar, yakni 9 HB. "Jadinya harus dilakukan transfusi darah sekitar tiga kantong. Itu memakan waktu 9 jam," ucap Anji yang mengenakan kupluk hitam. Menurut Anji, proses transfusi tersebut agaknya tak banyak membantu lantaran kenaikan HB Wina hanya 1,5 HB. "Jadinya, kan, cuma 7,5 HB. Dokter memutuskan tambah lagi. Posisi waktu itu jam 16.00," kata Anji. Karena proses kelahiran yang berat dan lama, Wina sampai mengalami kelelahan. Namun, setelah HB Wina normal, akhirnya dokter mulai berani untuk melakukan operasi persalinan itu. "Beratnya 3,49 gram dan panjangnya 49 centimeter," kata dia. (Tribunnews/kompas.com)

WARTA KOTA/NUR ICHSAN

GLENN FREDLY

PENYAYI dan produser film, Glenn Fredly (39) mengaku bangga dengan diabadikannya nama pejuang hak asasi manusia (HAM) dari Indonesia, Munir Said Thalib Al-Khatiri, sebagai nama jalan khusus pengendara sepeda di kota Den Haag, Belanda. Munir meninggal dunia dalam penerbangan dari Jakarta menuju Amsterdam pada 7 September 2004 lalu. "Munir diberikan kehormatan luar biasa, diabadikan dengan nama jalan. Munir ini jadi pijakan penting kalau bicara tentang kemajuan HAM Indonesia," kata Glenn dalam jumpa pers di kantor KontraS, Jalan Borobudur No. 14, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (11/4). Pria bernama lengkap Glenn Fredly Deviano Latuihamallo ini menilai, keputusan pemerintah kota Den Haag

memilih nama Munir sebagai nama jalan khusus bagi pengendara sepeda merupakan sebuah bentuk pengakuan dunia internasional terhadap HAM di Indonesia. Glenn yang sejak kuliah mengaku sudah mengenal Munir, mengaku kerap menghadiri kegiatan-kegiatan yang membahas Munir dan HAM. "Saya sudah beberapa kali di Malang, dan ini momen penting, peresmian jalan. Jadi Saya harus hadir. Saya mewakili beberapa teman musisi yang mensupport Munir," kata Glenn. "Saya di sini sebagai bentuk support saya terhadap HAM. Ini dukungan moril saya buat Mbak Suci (istri Munir, Suciwati) bersama teman-teman pegiat HAM Indonesia," katanya. (Tribunnews/ kompas.com)

Tak Mau Terlalu Berharap SEMPAT tersiar kabar jika bintang laga Indonesia yakni Iko Uwais akan tampil di film Hollywood terbaru ‘Star Wars: The Force Awaknes’. Namun, kabar itu langsung diluruskan Iko. “Sebenarnya itu bukan porsi saya menjawab. Saya belum berani bilang iya atau tidak. Tapi kalau tawaran sih ada,” kata Iko, ketika ditemui di Mall Taman Anggrek, Jakarta Barat, Sabtu (11/4). Iko menuturkan, jika dia mendapatkan berbagai informasi dan tawaran dari sutradara Hollywood, lantaran dia begitu dekat dengan sutradara Gareth Evan yang telah mendapuk dia bermain di film ‘The Raid’. Suami penyanyi Audy Item itu juga menuturkan, jika film ‘Star Wars’ merupakan film besar yang telah banyak dikenal masyarakat luas. Sehingga, dia tidak ingin terlalu berharap agar tidak

mendulang kekecewaan. “Tapi dia (Gareth) pesan ke saya jangan terlalu excited, dia bilang jangan ambisi. Saya nggak mau terlalu berharap, takut kecewa. Karena pernah pengen jadi pemain bola tapi ngga kesampaian jadi sedih,” ungkapnya. Sebelumnya, aktor laga Iko Uwais santer dikabarkan akan bermain dalam film ‘Star Wars: The Force Awakens’. Hal itu terungkap setelah media online asing seperti thitchfilm.com memberitakan kabar tersebut. Rencananya bintang film ‘Man of Tai Chi’ itu tidak sendiri. Selain Iko, rekanrekannya yang juga bermain pada film ‘The Raid’ juga dikabarkan akan bermain dalam film arahan sutradara JJ Abrams tersebut. Dua diantaranya adalah Yayan Ruhian alias Mad Dog dan Cecep Arif Rahman alias The Assasin. (Tribunnews/Achmad Rafiq)

WARTA KOTA/NUR ICHSAN

IKO UWAIS


good governance 9

SELASA PON 14 APRIL 2015

Hari Ini Dana PSKS Sleman Dibagikan

JOGJAKOTA.GO.ID

MELIHA T CCT V - Wali Kota Yogakarta Haryadi Suyuti memantau UN di SMK 5 Yogyakarta melalui layar monitor CCTV MELIHAT CCTV yang dipasang di ruang kepala sekolah.

Sekolah Dipasangi Kamera Pengintai

Disdik Yogya Terus Berupaya Tambah Jumlah CCTV YOGYA, TRIBUN - Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta berupaya untuk terus menambah kamera pengintai (closed circuit television/CCTV) yang ditempatkan di sekolah-sekolah. Hal itu guna meningkatkan pengamanan seperti membantu pengawasan saat ujian, termasuk ujian nasional. “Tahun ini sudah ada alokasi 92 kamera CCTV untuk SD negeri,” kata Kepala Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta Edy Heri Suasana di Yogyakarta, Senin (14/4). Menurut dia, seluruh sekolah negeri di Kota Yogyakarta khususnya jenjang SMP, SMA dan SMK sudah dilengkapi dengan kamera CCTV sehingga diharapkan pada akhir tahun se-

luruh sekolah negeri sudah dilengkapi dengan kamera tersebut. Kamera CCTV akan ditempatkan di beberapa lokasi seperti di tiap ruang kelas, ruang guru dan lokasi lain seperti tempat parkir kendaraan bermotor. Selain digunakan untuk meningkatkan pengamanan sekolah, Edy mengatakan, penempatan kamera CCTV tersebut diharapkan dapat meningkatkan kejujuran siswa dalam pelaksanaan ujian. Wali Kota Yogyakarta Haryadi Suyuti mengatakan, pengawasan ujian, seperti ujian nasional akan lebih efektif bila didukung kamera CCTV. “Pengawasan bisa dibantu oleh kamera CCTV selain penempatan penga-

was di dalam ruang kelas. Jika ada pengawas dari luar yang berkeinginan meninjau pelaksanaan ujian nasional, maka mereka tidak perlu datang ke ruang kelas tetapi cukup mengamati dari monitor yang ada di ruang kontrol,” katanya. Ia menyebut, kehadiran pengawas eksternal ke ruang kelas saat pelaksanaan ujian nasional bisa mengganggu konsentrasi siswa saat mengerjakan ujian. Selain penempatan kamera CCTV, Haryadi juga mewacanakan penambahan komputer untuk jenjang SMA sehingga bisa dimanfaatkan untuk pelaksanaan ujian nasional secara online. Pada tahun ini, belum ada satu pun SMA di Kota

Yogyakarta yang melaksanaan ujian nasional secara online karena jumlah komputer yang dimiliki tidak sesuai dengan syarat yang ditetapkan. “Pengadaan komputer juga harus dilakukan dengan cermat. Apalagi ada rencana SMA diambil alih oleh Pemerintah DIY,” katanya. Haryadi mengatakan, siap menyiapkan anggaran apabila pengadaan tambahan komputer untuk SMA sangat dibutuhkan. “Namun, jangan hanya karena ingin melaksanakan ujian nasional secara online, maka dilakukan pengadaan komputer. Komputer itu harus bisa mendukung kegiatan belajar mengajar di sekolah,” katanya. (ant)

Kerajinan Yogya Dipamerkan di Inacraft YOG YA , TRIBUN - Dinas PerinOGY dustrian, Perdagangan, Koperasi dan Pertanian (Disperindagkoptan) dan Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) Kota Yogyakarta memamerkan kerajinan asli Kota Gudeg di gelaran Inacraft 2015, di Jakarta Convention Center (JCC), 8-12 April 2015. Pameran diselenggarakan Association of Exporters and Producers of Indonesian Handicraft (ASEPHI) ini dibuka oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo

Rabu (8/4) lalu. Pameran tersebut memamerkan hasil kerajinan dari seluruh Indonesia. Ketua Dekranas Kota Yogya, Tri Kirana Muslidatun berkesempatan untuk datang dan mengunjungi stan Pemkot Yogya. Istri Wali Kota Yogyakarta, Haryadi Suyuti itu mengaku sangat bangga dan menyambut baik keikutsertaan pengrajin Kota Yogya. Sebab pameran tersebut menjadi sarana memperkenalkan produk asli daerah Kota Yogya ke manca-

JOGJAKOTA.GO.ID

PAMERAN - Stan kerajinan Kota Yogyakarta saat pameran Inacraft 2015, di Jakarta Convention Center (JCC), 8-12 April 2015.

negara. Ia menjelaskan, Inacraft merupakan salah satu pameran kerajinan terlengkap di Indonesia dan bisa menjadi ajang promosi produk kerajinan lokal Nusantara. Ia menilai, kegiatan tersebut disamping dapat mengenalkan produk-produk dalam negeri, secara tidak langsung menumbuhkan rasa cinta pada produk buatan negeri sendiri. “Pameran ini sangat bergengsi, karena pada event ini bisa dijadikan media untuk menunjukkan eksistensi industri kreatif kerajinan indonesia kepada dunia internasional, di tengah persaingan pasar produk sejenis di era perdagangan bebas,” katanya saat di temui di sela-sela Pameran Inacraft 2015. Namun diakuinya, untuk menembus pasar dunia, tidak semata-mata mengenalkan produk tetapi dibutuhkan pula kreativitas dan inovasi para pengrajin dalam mengemas dan mendesain produk kerajinannya. “Saya berharap agar para penngrajin Kota Yogya selalu mengikuti event tahunan ini,” ujarnya Sementara itu Kepala Bidang

Pengembangan Sumber Daya UMKM Disperindakoptan Kota Yogya, Tri Karyadi Riayanto mengatakan kegiatan tersebut merupakan kebanggaan bagi para pengrajin di Kota Yogya karena bisa terlibat langsung dalam perhelatan produk-produk dalam negeri yang dikemas dalam event pameran tersebut. “Pelaksanaan Pameran Inacraft ini banyak dinanti-nanti oleh masyarakat luas, karena ini pameran terbesar se-Asia. Dari informasi panitia pelaksana banyak pengusaha yang tidak dapat ambil bagian dalam pameran ini karena tempatnya sudah habis katanya” katanya. Pada pameran tersebut Dekranas Kota Yogya mencoba menampilkan beberapa produk kerajinan unggulan seperti handicraft, kerajinan perak, berbagai kerajinan batik, tas rajut, dan berbagai jenis kerajinan lainya. “Ini merupakan salah satu bentuk penghargaan kami terhadap kerja keras para pengrajin yang telah bersusah payah membuat produk-produk tersebut dengan cara mengikutsertakan mereka dalam pameran ini”, katanya.(( jogjakota.go.id)

SLEMAN, TRIBUN - Dana Program Simpanan Keluarga Sejahtera (PSKS) di Sleman akan mulai dibagikan mulai Selasa (14/4) hari ini. Pembagian awal akan dilaksanakan di Desa Tirtomartani, Kalasan. Staf Bidang Kesejahteraan Sosial Dinas Tenaga Kerja dan Sosial (Disnakersos) Sleman, Sarastomo Ari mengatakan PSKS masih menggunakan data lama dari Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K). Di Sleman, total penerima dana PSKS sebanyak 59.971 warga yang tersebar di 17 kecamatan. “Data ini merupakan data yang digunakan pada pencairan dana PSKS pada November 2014 lalu,” ungkapnya kepada wartawan, Senin (13/ 4). Menurutnya dalam program tersebut, warga akan menerima dana sebesar Rp600 ribu untuk tiap rumah tangga sasaran (RTS) sebagai jatah tiga bulan. Pelaksanaannya akan digelar hingga 25 April mendatang sesuai jadwal di masing-masing Kantor Pos kecamatan. “Jadwalnya dari Kantor Pos Besar sudah disampaikan kepada masigmasing Kantor Pos kecamatan dan diteruskan kepada pemdes,” ungkap Ari. Kepala Disnakersos Sleman, Untoro Budiharjo mengatakan data yang digunakan pada PSKS ini merupakan hasil pendataan oleh TNP2K pada 2011. Data tersebut masih digunakan hingga saat ini dan belum diperbarui. “Namun karena ini merupakan program dari pemerintah pusat, maka kebijakan penggunan data merupakan kewenangan pusat,” katanya. Untoro mengatakan pihaknya sudah mengajukan pemutakhiran

data penerima bantuan sosial. Menurutnya hasil pendataan yang dilakukan sebanyak 60.485 kepala keluarga miskin yang berhak mendapat bantuan sosial. “Kendati demikian, pemerintah daerah hanya bisa mengusulkan. Namun penggunaan datanya merupakan wewenang pemerintah pusat,” ujarnya. Kartu Sementara itu, Kepala Kantor Pos Prambanan, Sunartana mengatakan bagi warga yang akan mengambil dana bantuan sosial tersebut harus menunjukkan Kartu Perlindungan Sosial (KPS). Pihaknya masih mengizinkan pengambilan dana PSKS oleh keluarga dari pemegang KPS yang tidak mampu mengambil secara langsung. Namun pihaknya memperketat mekanisme tersebut dengan hanya melayani keluarga pemegang KPS sesuai dengan nama yang tercantum dalam KPS. “Keluarga yang mengambilkan harus menunjukkan KTP dan identitasnya sesuai dengan nama anggota keluarga yang tercantum dalam KPS. Selain itu, pengambilannya dilengkapi dengan disertai surat keterangan dari pengurus RT setempat,” kata dia. Sebagai persiapan, pihaknya sudah berkoordinasi dengan kepala desa di wilayah Kecamatan Prambanan. Di antaranya melakukan pendataan ulang warga penerima manfaat PSKS. Hal itu lantaran penyerahan dana PSKS tidak dilakukan di Kantor Pos namun di masing-masing kantor desa. “Sehingga penyerahannya lebih mudah dilakukan dan warga yang akan mengambil lebih terarah,” katanya. (ang)


Magelang Square Pengusaha Minta Dispensasi SELASA PON 14 APRIL 2015

HALAMAN 10

 Minimarket Bebas Minuman Beralkohol per 16 April

TRIBUN JATENG/WAHYU SULISTIYAWAN

BEBAS ALKOHOL - Pengujung memilih minunan berakohol di sebuah supermarket di Mal Ciputra Semarang, Senin (13/4). Pemerintah melarang penjualan minuman berakohol yang di minimarket per 16 April mendatang.

KPU Anggarkan Dana Rp4,4 M untuk Pilkada MAGELANG, TRIBUN Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Magelang menganggarkan Rp4,435 miliar untuk pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Magelang, yang dijadwalkan berlangsung pada bulan Desember mendatang. Anggaran tersebut ditujukan untuk pelaksanaan Pilkada selama satu putaran. “Dana ini nantinya untuk membiayai seluruh pelaksanaan seluruh tahapan Pemilihan Wali Kota Magelang,” ujar Ketua KPU, Basmar Perianto Amron kepada Tribun Jogja, Senin (13/4). Dia memaparkan, semula besaran anggaran tersebut diasumsikan Pilkada Kota Magelang akan berlangsung dua putaran. Namun belakangan keluar aturan baru, yakni Pilkada berlangsung serentak dan hanya satu putaran. Saat ini, pihak KPU Kota Magelang belum memulai tahapan Pilkada apapun. Kendati demikian, sosialisasi terkait Undang-Undang (UU) nomor 8 tahun 2015 ten-

tang pemilihan Gubernur, Bupati, dan Wali Kota. Sosialisasi ini melalui siaran di Radio Magelang FM masih dilakukan dalam acara bertajuk Bincang Udara tiap Rabu Sore. Hingga saat ini acara tersebut sudah berlangsung untuk yang ketiga kalinya. Dalam waktu dekat, KPU juga akan mengadakan lomba jingle dan maskot Pilkada, sehingga Bulan Mei sudah bisa di-launching. “Lalu nanti pada 19 April ada pembentukan badan penyelenggara PPK dan PPS, yang nanti akan dilantik pada 18 Mei. Sebenarnya, KPU sudah siap untuk Pilkada. Hanya masih menunggu regulasi dari KPU RI,” ucapnya. Komisioner KPU Kota Magelang dari Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih dan Hubungan Antarlembaga, Singgih Harjanto, menambahkan dana Pilkada ini sudah disetujui dan ditetapkan Pemerintah Kota Magelang. “Namun, ada perubahan aturan kampanye dan tidak

adanya putaran kedua dalam Pilkada, maka akan ada beberapa perubahan atau pergeseran penggunaan anggaran,” jelasnya. Baliho terbesar Dia memaparkan, penggunaan dana Pilkada paling besar adalah untuk keperluan penyelenggaraan alat peraga kampanye yang diperkirakan mencapai Rp900 juta. Menurutnya, dana Rp900 juta itu, antara lain digunakan untuk pemasangan baliho yang diperkirakan mencapai lima pasangan calon. “Namun, setelah dioptimalkan perhitungannya, keperluan pengadaan alat peraga kampanye diperkirakan hanya membutuhkan dana sebesar Rp700 juta,” tandasnya. (ais)

Tim SAR Temukan Kerangka Manusia di Gunung Sindoro TEMANGGUNG, TRIBUN - Tim SAR Gabungan menemukan kerangka manusia diperkirakan berjenis kelamin perempuan, saat melakukan pencarian mahasiswa Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Zaenuri Ahmad, yang tersesat di Gunung Sindoro Temanggung, Jawa Tengah. Kasi Penanganan Darurat dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Temanggung, Eko Suprapto di Temanggung, Senin, mengatakan kerangka manusia tersebut ditemukan pertama kali oleh tim SAR gabungan asal Yogyakarta pada Minggu (12/4) sekitar pukul 16.15. Ia mengatakan lokasi penemuan berada di dekat Pos 4 di sebuah lembah yang tertutup ila-

lang atau sekitar 400 meter dari puncak Gunung Sindoro. “Di tengah upaya mencari korban pendaki yang tersesat, tim SAR gabungan dari Yogyakarta malah menemukan kerangka manusia di sekitar Pos 4,” katanya. Ia mengatakan pada kerangka manusia tersebut masih menempel celana panjang berwarna hitam, dengan kemeja berwarna putih, termasuk pakaian dalam. Sedangkan ciri fisiknya, memiliki lima buah gigi atas dan gigi bawah yang tertutup tangan, diduga saat meninggal tengah menggigit jarinya. Ia menuturkan kerangka manusia tersebut belum dievakuasi dan masih menunggu identifikasi dari Polres Temanggung. (ant)

SEMARANG, TRIBUN Sejumlah minimarket mulai bereaksi menanggapi Peraturan Pemerintah melalui Menteri Perdagangan Nomor 6/M-DAG/PER/4/2015, yang berisi larangan penjualan minuman beralkohol dengan menarik minuman tersebut di outlet. Area Manager Alfamart Semarang, Yogi Permana Senin (13/4) mengatakan, awal bulan ini, pihak manajemen telah menarik semua minunan beralkohol golongan A sejak di seluruh jaringan Alfamart, tidak hanya di Semarang namun di Pemalang, Demak, Ungaran dan cabang lain Yogi mengakui peraturan tersebut membuat pihaknya rugi, sebab omzet penjualan minuman berakohol cukup berkontribusi pada pendapatan perusahaan. Dia menyayangkan keputusan pemerintah tersebut. Tetapi sebagai

bentuk komitmen taat pada aturan pemerintah, pihak Alfamart akan mengikuti aturan yang diberlakukan. Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) mendesak pemerintah mengkaji ulang tata niaga minuman beralkohol (minol) golongan A di minimarket. Wakil Sekjen Aprindo, Satria Hamid mengatakan, kajian tersebut guna membuktikan ada atau tidaknya dampak negatif dari penjualan minol di supermarket. Pihaknya meminta agar tata niaga distribusi dikaji kembali paling lambat enam bulan terhitung sejak Permendag itu diberlakukan secara efektif mulai 16 April mendatang. Hamid berpendapat kajian tersebut bisa dilakukan oleh lembaga independen untuk membuktikan opini masyarakat terkait penjualan bir di minimarket dan dampak yang ditimbulkan.

“Jika dalam kajian tidak ditemukan dampak negatif dari penjualan bir di minimarket, maka pemerintah perlu merevisi regulasi tersebut termasuk memuat dispensasi bagi kawasan tertentu, seperti kawasan wisata,” katanya. Sementara itu, pemerhati masalah korporasi Indonesia Taufik Ismail di mengatakan, regulasi tersebut akan membuka peluang terhadap kenaikan intensitas kegiatan pasar gelap minol. Pasar gelap Namun jika permintaan terus tumbuh, sedangkan pasokan barang di pasar menyusut, justru akan memicu kegiatan pasar gelap minol. Menurut Taufik, banyaknya orang mengonsumsi minol oplosan saat ini karena tingginya permintaan yang tidak diimbangi dengan harga terjangkau dan tempat penjualan resmi. “Pemerintah perlu meng-

kaji ulang regulasi tersebut. Tak ada salahnya jika Indonesia belajar dari Malaysia terkait kebijakan ini. Malaysia meskipun negara Islam, namun tidak melarang penjualan minol. Mereka menerapkan aturan secara jelas dan melakukan pengawasan secaraketatterhadapperedaranminol di negaranya,” tuturnya. Pemerintah telah memberi waktu tiga bulan agar minimarket dan pengecer menghentikan penjualan minuman beralkohol, hingga 16 April nanti. “Kalau hipermarket dan supermarket masih boleh,” ujar Kabid Perlindungan Konsumen dan Pengawasan Barang Beredar Disperindag Jateng, Soehartono, Senin (13/4). Apabila nanti minimarket membandel,, maka Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) akan dicabut. (tribunjateng/wan/ dni)

Patroli Pakai Vespa SEPEDA motor jenis Vespa memiliki kenangan tersendiri. Bahkan, hobi mengendarai motor keluaran Italia ini masih terus dilakukan oleh Kapolres Magelang, AKBP Rifki di sela-sela bertugas dan berpatroli. Mantan Kapolres Pekalongan ini mengaku memiliki tiga unit motor Vespa yang setiap hari menemani perjalanan patroli ke Polsek di wilayah Magelang, yakni Vespa “ndok” warna kuning dengan nomor polisi AA 6006 RK produksi tahun 1962, Vespa tahun 1972 dan Vespa tahun pembuatan 1966 yang selalu menemani dinas ke kantor Polres

Magelang, di Kota Mungkid, Magelang. “Saya suka mengendarai Vespa sejak duduk di SMA. Saat itu, Vespa yang saya kendarai itu adalah milik orangtua saya. Itu sekitar tahun 1988 hingga 1991,” ujar Rifki kepada Tribun Jogja, belum lama ini. Selain memiliki komunitas yang kerap turing dengan Vespa, Rifki juga tak segan-segan mengendarai Vespa sebagai kendaraan dinas. Hal itu dilakukannya, setiap melakukan patroli ke masing-masing Polsek di seluruh wilayah Kabupaten Magelang. (ais)

AKBP Rifki AIS


tribun buffer 11

SELASA PON 14 APRIL 2015

Tekad Madrid apa. Di empat pertemuan kedua tim musim ini di berbagai ajang kompetisi, Madrid belum pernah menang menghadapi pasukan Diego Simeone. Terakhir, mereka jadi pecundang setelah menelan kekalahan dengan skor telak 4-0. Kenyataan itu masih menyisakan rasa sakit yang mendalam dalam benak penggawa Madrid. Tak terkecuali Carlo Ancelotti, sang pelatih. Karenanya, ia ingin anak asuhnya dapat membalas rasa sakit tersebut dengan menghancurkan Atletico di babak perempat final Liga Champions, tengah pekan ini. Mereka ingin mempermalukan Atletico di hadapan publiknya sendiri di Vicente Calderon. “Hasil terakhir menghadapi Atletico menjadi motivasi kami. Ini merupakan laga berbeda. Tapi memang selalu sulit apabila menghadapi Atletico,” ucap eks pelatih Milan tersebut seperti dikutip NDTV.com. Kondisi baik Ia menuturkan pasukannya datang ke Vicente Calderon dalam kondisi yang sangat baik. Mereka menorehkan tiga kemenangan yang fantastis di La Liga. Setelah melumat Granada 9-1, El Real kemudian menggilas Rayo Vallecano 2-0, dan Eibar 3-0. Megabintang Cristiano Ronaldo mencetak tujuh

Sambungan Hal. 1

gol di tiga laga itu. “Kami benar-benar termotivasi. Kami akan memberikan segalanya yang kami miliki,” kata Ancelotti. Di laga kali ini Madrid turun dengan kekuatan penuh. Tak seperti saat menghadapi Eibar akhir pekan lalu. Toni Kross dan Jamez Rodriguez sudah bisa diturunkan. Bale yang sebelumnya absen karena masalah ketegangan otot, digadang-gadang sembuh dari cedera. pemain internasional Wales itu kemungkinan besar dapat bermain di laga tersebut. Sergio Ramos, Pepe, Marcelo, dan Luka Modric yang sebelumnya absen saat Madrid tumbang dengan skor 4-0 dari Atletico Madrid Februari lalu bakalan dimainkan oleh Ancelotti. “Kehadiran mereka jadi komponen penting. Tapi selalu ada pemain lain yang kami butuhkan. Saya sama sekali tak punya keraguan. Pertandingan ini akan jadi laga dengan penuh intensitas.,” ucapnya. Karena itulah, di laga ini Atletico tampaknya patut ekstrawaspada. Di laga sebelumnya mereka menuai hasil kurang memuaskan. Mereka ditahan imbang Malaga dengan skor 2-2 di akhir pekan lalu. Striker cemas Keadaan itu kemungkinan memengaruhi mental bertanding Los Roji-

Proyek Gedung urai Hidzfil.

Anggaran ganda Mengenai tindakan Komisi A DPRD DIY yang membahas revisi anggaran yang dilakukan BPAD DIY, Hidzfil menilai hal itu tindakan tepat. Revisi anggaran oleh BPAD DIY jangan sampai menimbulkan anggaran ganda. “Kalau anggaran untuk interior dipotong. Maka interiornya dicari dari mana. Komisi A wajib mempertanyakannya. Jika diserahkan dalam keadaan rusak barangnya, seharusnya mencari tahu dulu penyebabnya apa. Apakah ulah manusia atau kondisi alam,” tuturnya. Jika memang yang salah pihak kontraktor atau konsultak pengawas, lanjutnya, Komisi A memilikj kewenangan untuk menolaknya. Berbagai faktor perlu dipertimbangkan, supaya tidak menimbulkan permasalahan di kemudian hari, seperti pada pembangunan gedung tersebut. “Sebagai langkah pengawasan penggunaan anggaran, Komisi A boleh menolaknya. Upaya untuk mencari tahu dulu sebenarnya yang harus bertanggung jawab perlu dilakukan. Kalau tidak tepat revisi itu maka tidak boleh dilakukan,” imbuh Hidzfil. Badan Pemeriksaan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan DIY menuturkan perlu pencermatan dalam sebagian dana Rp 23 miliar untuk perbaikan gedung Perpusda DIY, dari awalnya hanya untuk dua jenis pekerjaan. Hal itu disampaikan oleh Kepala BPKP Perwakilan DIY, Titut Ratih Kusu-

Sambungan Hal. 1

ma, saat rapat di ruangan Komisi A. “Dari persidangan, BPAD mau menyerahkan uang Rp 8 miliar lebih kepada kontraktor dengan syarat menerima gedung dalam kondisi layak, maka penggunaan Rp 4 miliar lebih, dari anggaran di 2015 untuk interior dan lansekap itu perlu dicermati lagi,” kata Titut. Tunda lelang Selain itu, Titut juga mengatakan dia setuju dengan adanya rekomendasi dari Dinas Pekerjaan Umum sebelum melaksanakan revisi anggaran tersebut. Dia juga memberikan masukan supaya lelang ditunda dulu, menunggu hasil verifikasi dari instansi tersebut. “Revisi anggaran 2015 sebaiknya menunggu dari keputusan verifikasi dari instansi teknis. Keputusan verifikasi itu menjadi kunci. Ini juga bisa menjadi masalah baru, jika pekerjaan siap lelang tetapi verifikasi masih menunggu,” tambahnya. Kepala Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) DIY, Parna, mengatakan jika memang ditemukan kerusakan setelah diserahterimakan, pihak yang bertanggung jawab seharusnya yang melakukan penerimaan atau tim pengawas saat penerimaan itu. “Untuk mengetahui apakah kerusakan yang terjadi saat ini karena tidak adanya perawatan, maka perlu adanya perbandingan antara kondisi saat diserahterimakan dengan kondisi sekarang ini. Hal itu perlu dilakukan sebelum memutuskan atau menyetujui revisi anggaran di 2015 itu,” tuturnya.(oda)

Pelatihan Pupuk Indra Wijaya. Disamping Karang Taruna, acara ini juga dihadiri kelompok tani dari dusun tersebut. Kegiatan ini merupakan langkah awal dari pembentuan Bank Pupuk Organik (BPO). “Dekomposer merupakan bahan untuk membantu mengurai mikroorganisme, istilahnya sebagai ragi kalau dalam pembuatan tempe. Jadi dengan ditambahnya dekomposer dalam pembuatan pupuk, akan lebih cepat sampah tersebut terurai,” jelas ketua Tim PKM-

M, Trias. Selain itu, dari penjelasan Nuradi, dekomposer juga dapat dijadikan pakan ternak semisal ayam, lele, campuran pakan sapi. Dalam pembuatan dekomposer yang dibutuhkan yaitu 5 liter air mendidih, ¼ terasi, 3kg bekatul, ¼ liter tetes tebu. Setelah penjelasan yaitu dilanjutkan dengan praktik pembuatan dekomposer. “Langkah awalnya yaitu melumerkan terasi. Setelah terasi lumer, maka campurkan bekatul, tetes tebu dan air

Mobil Boks ataupun luka. Peristiwa bermula saat kedua kendaraan melaju dari arah barat, sesampainya di depan halte Trans Jogja mobil Box tiba-tiba mengerem mendadak. Pengendara mobil Avanza kaget dan sempat mengerem mobilnya, namun jarak yang terlalu dekat tidak bisa menghindarkannya menabrak bagian belakang mobil Box. Saksi mata di tempat kejadian, Sunarno, mengatakan, kejadian ini berlangsung cepat. Saat kejadian lalu lintas terlihat sepi lancar. Keadaan yang sepi mampu dimanfaatkan pengendara mobil Box

blancos. Antoine Griezmann, striker Atletico, merasa cemas. Ia tahu Madrid kini dalam kondisi fisik dan mental yang sangat baik. Namun, ia tak mau terlalu memikirkannya. “Sekarang kami lebih baik beristirahat. Kemudian setelah itu barulah kami memikirkan Liga Champions,” ucapnya. Performa menanjak para penggawa Madrid, membuat mereka sekarang lebih diunggulkan di derby jilid tujuh musim ini. Mantan pemain El Real, Roberto Carlos misalnya yang Los Blancos sedikit ada di atas Atletico, dan layak menjadi favorit. “Madrid akan memainkan leg kedua di kandang sendiri dan itu merupakan faktor yang amat penting. Mereka akan bermain di Calderon dengan menggunakan pendekatan yang berbeda. Liga Champions juga amat berbeda, persiapannya amat berbeda,” tutur Carlos pada AS. “Jadi saya kira Madrid punya banyak peluang lantaran leg kedua akan dimainkan di kandang mereka. Terlebih, Madrid sudah mengoleksi 10 trofi Eropa dan saya kira mereka adalah tim yang dibentuk untuk memainkan fase knock-out seperti ini. Pengalaman tersebut membuat Madrid sedikit lebih di atas Atletico dan membuat mereka layak disebut favorit,” kata Carlos.(Tribunnews/wil)

Sambungan Hal. 1 panas yang mendidih. Setelah benar-benar tercampur secara merata, lalu didinginkan dahulu sebelum ditambah dengan EM4 yang sudah jadi,” jelas Nuradi. Sambil menunggu adonan dekomposer dingin, dilanjutkan pembuatan pupuk yang dibersamai Nuradi. Dalam penjelasan Nuradi kepada Karang Taruna dan kelompok tani, pembuatan pupuk ini memerlukan waktu satu bulan, apabila sampah-sampah ini dicacah terlebih dahulu. (*)

Sambungan Hal. 1

untuk segera pergi setelah terjadi tabrakan. “Mobil Box sempat disuruh minggir oleh beberapa warga yang melihatnya, namun dengan cepat mobil Box itu langsung tancap gas dan pergi. Sempat ada orang yang mengejarnya namun tidak tahu bisa tertangkap atau tidak,” ujar Sunarno. Mengetahui lawannya melarikan diri, pengendara Avanza juga memilih meninggalkan lokasi kejadian tanpa melapor ke pihak kepolisian. Untuk itulah anggota polisi yang ada di Pos Kentungan mengaku tak tahu adanya kejadian tersebut.

Kejadian ini juga sempat dilaporkan ke Group Facebook Komunitas Info Cegatan Jogja (ICJ) oleh Ajib Dhaniarta. “Gek entis lur tabarakan avanza karo mobil box ning ring road jakal cedak perempatan kentungan. kronologi ne mobil box raono opo-opo ngerem ndadak, mobil avanza kaget ra nyandak ngerem nyikat mobil box ke lur.hehe. la mobil box ke kon minggir malah tancap gas mlayu lur. iki mau lagek dioyak tp mbuh kecekel po ora lur. sekian infone lur nglanjut ke makaryo sik. salam aspal gronjal, Ujarnya. (cnt)

Dita Pingsan menjalani perawatan di rumah sakit. Jika memungkinkan, Dita tetap akan mengikuti ujian pada Selasa (14/) hari ini. “Kalau memungkinkan besok ikut ujian diantar ke sekolah. Tapi pastinya kami tunggu perkembangan dari rumah sakit,” imbuh Tri Subandi. Dita adalah satu dari 46.068 siswa se DIY yang secara serentak mengikuti UN tingkat SMA/MA/ SMK. Dari pantauan Tribun Jogja, pelaksanaan UN kali ini berjalan relatif lancar. Dari keseluruhan peserta tersebut, 9.462 di antaranya mengikuti UN secara online atau Computer Base Test (CBT), sedangkan sisanya, tetap menggunakan sistem manual atau Paper Base Test (PBT). Tahun ini memang merupakan tahun pertama penyelenggaraan dilakukan secarfa online. Adapun sekolah yang menggelar ujian secara online ini tersebar di seluruh DIY, yaitu 18 SMK di Yogyakarta, 4 SMK dari Bantul, 1 SMK dari Kulonprogo, 7 SMK dari Sleman, dan 6 SMK dari Gunungkidul. Lebih Nyaman Meski baru tahun pertama dilaksanakan, namun sejumlah siswa mengaku tak mengalami kesulitan saat mengikuti UN secara

Sambungan Hal. 1

online. Bahkan beberapa di antara mereka justru mengaku lebih mudah dan praktis dibanding sistem manual atau PBT. Fatmasari, siswa SMK Negeri 5 Yogyakarta mengaku lebih menyukai UN online karena lebih sederhana dan bisa dikerjakan dengan cepat. Selain itu, juga lebih praktis karena tidak perlu menuliskan jawaban ujian ke lembar jawab. “Selama ujian saya nggak ada kendala, semuanya lancar. Apalagi sebelumnya sudah ada try out. Jaringan internet juga lancar dan komputer tidak bermasalah,” kata siswa jurusan Kulit tersebut seusai melaksanakan UN online kloter pertama, Senin (13/4). Juliantito, siswa jurusan Animasi SMK Negeri 5 Yogyakarta ini juga mengaku lebih suka mengerjakan soal ujian dengan cara online. Dengan sistem online, jawaban yang ia kerjakan bisa langsung diupload. Sehingga tak perlu khawatir jika jawaban tak terbaca oleh scanner seperti halnya yang biasa terjadi di ujian tulis. Perasaan enjoy mengerjakan UN online juga disampaikan Anggoro Aji (18), siswa jurusan Teknik Pemesinan SMKN 2 Depok, Sleman. Hal tersebut

lantaran ia tak perlu repot untuk membuat bulatan pada LJK yang biasanya memakan waktu yang cukup banyak. “Belum lagi jika salah, menghapusnya susah dan perlu waktu karena harus hati-hati agar tidak rusak. Sedangkan jika menggunakan CBT, tinggal klik,” ungkapnya kepada Tribun Jogja. Menurutnya dengan demikian ia dapat lebih berkonsentrasi untuk memahami soal yang tersedia. Sehingga waktu yang ada dapat dimanfaatkan dengan baik untuk memilih jawaban yang dianggap benar. System Error Kendala pelaksanaan UN online dilaporkan terjadi di SMK N 3 Kasihan lantaran system error. Namun masalah tersebut bisa diatasi dengan mengikutkan siswa yang mengalami kegagalan conneksi ke ujian sesi IV atau sesi terakhir. Kepala Dinas Pendidikan Menengah dan Non Formal (Dikmenof) Bantul, Masharun Ghazali menuturkan, siswa SMK N 3 Kasihan yang ikut ujian di sesi I ruang II dan III tak dapat login (masuk) ke aplikasi CBT. Di ruang II terdapat 10 komputer yang mengalami gangguan dan ruang III sebanyak 17 kom-

Sekolah Siapkan SMKN 7 Yogyakarta, Senin (13/4). Lydia menambahkan, genset sangat berguna bagi menunjang lancarnya pelaksanaan UN online di sekolahnya. Langkah ini diambil untuk mengantisipasi kerugian bagi siswa jika semisal listrik padam sewaktu-waktu. Meski menurut panitia pusat sebenarnya soal dan jawaban akan tersimpan dengan sendirinya jika terjadi listrik padam. “Kami menggunakan genset sejak awal dikarenakan ada salah satu ruangan yang tidak memiliki UPS. Kami tidak membeli UPS karena pelaksanaan UN sudah mepet. Eh tapi malah lebih mahal sewa genset daripada beli UPS,” ujarnya. Lain sekolah, lain pula permasalahan. Jika SMKN 7 Yogyakarta merasa genset sangat berguna dalam menunjang pelaksanaan UN online, namun tidak begitu dengan SMK Muhammadiyah 3 Yogyakarta.

Sambungan Hal. 1 Menurut Wakil Kepala Bidang Kesiswaan SMKM 3 Yogyakarta, Kustejo SPdI, genset dirasa tidak begitu membantu. “Walaupun ada genset, tetapi jika mati lampu tetap tidak bisa memback up seluruh ruangan di sekolah kami. Kalau mati lampu, kami bakalan repot,” kata Kustejo. Kustejo melanjutkan, jika listrik padam meski ada genset dan seluruh ruangan tercover, tetap saja panitia akan direpotkan. Hal ini lantaran panitia akan mensetting kembali komputer yang memakan waktu peserta UN. “Apapun sarana pembantunya jika listrik padam, tetap saja akan merugikan. Semoga tidak terjadi ya,” harap Kustejo. Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora DIY) Baskara Aji optimis tidak akan terjadi listrik padam selama UN berlangsung. Hal ini lantaran beberapa waktu lalu, Disdikpora DIY sudah

mengkomunikasikannya dengan PLN. “Beberapa waktu lalu kami sudah undang PLN untuk duduk bersama dalam rapat. Kami rasa jika tidak begitu mendesak, PLN tidak akan memadamkan listrik,” ucap Baskara Aji. Langkah antisipasi juga dilakukan SMA N I Klaten terkait dengan kekhawatiran listrik ini. Guna mendukung kelancaran UN CBT disekolah tersebut, selain menyurati PLN agar tidak memadamkan listrik, panitia juga menyediakan sebuah generator listrik dan menyiagakan teknisi listrik dan komputer, yang bersiaga selama ujian. Agus Slamet Priyono satu diantaranya, petugas divisi teknik PLN Klaten ini bertugas mengawal pasokan daya selama ujian berlangsung. Tidak hanya mengawasi pasokan daya listrik, ia juga ditugaskan f/pdg/has) mengecek instalasi yang ada. (mr (mrf/pdg/has)

Tersangka Hello ujian di sekolah. Mata pelajaran ujiannya juga sama, yaitu Bahasa Indonesia. “Mereka pakai seragam putih abu-abu SMK mereka. Tapi ujiannya pakai kertas bukan komputer. Dua lainnya yang statusnya bebas bersyarat beberapa bulan lalu, mereka ikut Paket C,” jelasnya, Senin (13/4). Zaenal mengungkapkan, sebelum mengikuti UN, pihak Lapas Wirogunan memberi kesempatan kepada empat pelajar itu untuk belajar dan mengikuti try out agar mereka tetap dapat mengejar hasil yang memuaskan. “Di dalam Lapas juga ada perpustakaan. Keluarga mereka saat menjenguk juga membawakan buku-buku pelajaran untuk

Sambungan Hal. 1

belajar,” ujarnya. Kepala Kanwil Kemenkum HAM DIY, Endang Sudirman mengungkapkan, seluruhnya ada enam pelajar. Yang terdiri dari empat orang di Lapas Klas IIA Wirogunan, Kota Yogyakarta dan dua lainnya di Lapas Cebongan, Sleman. Untuk dua pelajar di Lapas Cebongan inisial WI terpidana kasus pembunuhan dan RI terpidana kasus pencurian. Pihak Kanwil Kemenkumham DIY memfasilitasi para pelajar tersebut agar tetap bisa mengikuti UN seperti pelajar lainnya. “Kita fasilitasi tempatnya dan bantu pengawasannya. Untuk soal dan pengawas ujian dari pihak sekolah yang bersangkutan dan

dari dinas pendidikan setempat,” tukasnya. Satu lagi siswa di DIY yang mengerjakan UN di balik jeruji besi adalah Ramadhani (21), pelajar SMK YPKK 2 Pengasih. Ia harus menjalani ujian di rutan kelas IIB Wates. Pemuda ini sebelumnya ditahan karena terlibat kasus peredaran uang palsu. Setelah diproses kepolisian dan ditangani kejaksaan, yang bersangkutan dititipkan di tahanan tersebut. Kepala Rutan IIB Wates, Syamsir Alam, Senin (13/4), membenarkan seorang tahanan merupakan pelajar yang saat ini harus menjalani ujian nasional. “Hari ini ujian kami sediakan tempat di ruang aula rutan,” kata Syamsir Alam.

Inspirasinya Efek efektif. Munculah ide membuat sandal yang bisa berfungsi untuk menyapu dan mengepel. Selain itu, mereka menilai banyaknya limbah perca kaus yang terbuang tanpa dimanfaatkan merupakan peluang. Langsung ludes Akhirnya Ilham dan kawan-kawannya mencoba memanfaatkan limbah tersebut sebagai bahan sandal yang mereka buat. Tak disangka-sangka, usaha yang modalnya berasal dari patungan anggotanya ini direspon baik oleh masyarakat. Produksi pertama sejumlah 600 pasang sandal ludes terjual. Bahkan tidak lama berselang, sandal buatannya tersebut menjuarai kompetisi bisnis yang diadakan Dikpora DIY pada 2014. “Ide yang muncul ini awalnya ingin kami wujudkan dalam bentuk proposal. Kami ingin meminta dana ke investor. Tetapi karena takut jika kelamaan malah tidak terealisasi, akhirnya kami putuskan untuk patungan dalam permo-

dalannya,” kata Ilham kepada Tribun Jogja, Senin (13/4). Terkait harga, produk Step Cleaner kini dibanderol Rp 25 ribu. Kata Ilham, harga tersebut dibuat dengan pertimbangan kenaikan harga BBM dan fluktuasi rupiah. Sehinga bahan produksi menjadi mahal. Sebelumnya produk ini hanya dibanderol Rp 20 ribu. Cepat aksi Meski demikian, produk dari usaha yang didirikan pada 30 Maret 2014 ini malah semakin berkembang. Pemasaran yang awalnya hanya di seputar Yogya, kini telah merambah ke seluruh Jawa, Kalimantan, bahkan Sumatera. Pun produk ini juga sudah bisa ditemui di banyak supermarket besar di Yogyakarta. “Walaupun produk kami banyak diminta untuk masuk di supermarket, tetapi kami tetap membatasi. Karena lebih banyak transaksi melalui penjualan langsung maupun reseller,” katanya. Ketika ditanya mengenai rahasia

tokoh yang diperankan. “Chemistry itu nomor satu, harus terlihat real di depan penonton. Jadi kami berempat sudah seperti keluarga. Senin sampai Jumat selalu ketemu untuk syuting. Malah suka kangen kalau enggak ketemu,” sambung pemeran Bintang di TMG ini. Tak terasa, program sitkom TMG ini sudah berjalan setahun. Dibintangi Sophia Latjuba, Dwi Sasono, Chelsea Islan dan Deva Mahenra sitkom ini mulai mengudara sejak 22 Maret 2014.

Sedangkan di Klaten, delapan orang terpaksa mengerjakan ujian nasional di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) II B Klaten. Mereka adalah seorang siswa sekolah menengah kejuruan (SMK) swata, sedangkan enam lainnya, mengikuti ujian nasional program kesetaraan (UNPK). Sisanya, merupakan petugas Lapas II B Klaten, bagian umum, yang ikut ujian program kesetaraan, Senin (13/4). Pantauan Tribun Jogja, jadwal pengerjaan ujian terpisah. Untuk siswa SMK dilakukan pada pagi hari bertepatan dengan ujian reguler. Sedangkan untuk murid UNPK, dilaksanakan pada siang hari, tepat pada pukul 13.00 WIB, di Aula Lapas Klaten. (ose/vim/pdg/nto) Sambungan Hal. 1

kesuksesan dia dan timnya, Ilham pun menjawabnya simpel. Katanya, jika kita mempunyai ide bisnis yang di rasa prospektif alangkah baiknya langsung direalisasikan. Hal ini lantaran ketika ide hanya dibiarkan tanpa aksi, biasanya akan menguap. “Mungkin jika kami ketika itu tidak segera jalan dan hanya menunggu investor, mungkin hasilnya tidak seperti sekarang. Yang jelas cepat aksi saja,” ungkap Ilham. Dosen STIM YKPN selaku pembimbing tim ini, Dra Sriekanti Sabardini MSi mengatakan, besarnya minat masyarakat terhadap produk ini dikarenakan desainnya yang unik. Selain itu sendal ini menghangatkan kaki pemakainya, sehingga cocok dipakai di dalam rumah. “Walaupun tidak digunakan untuk menyapu atau mengepel, sandal ini nyaman jika dipakai dalam rumah. Itu yang saya rasa sendiri. Testimoni dari pembeli juga tidak jauh beda,” pungkasnya.(M Resya Firmansyah)

Dipanggil Kak tersebut, Chelsea merasa punya penggemar baru yang bukan dari kalangan remaja, namun dari anak-anak. “Penggemar baru itu dari anak-anak. Pernah aku bertemu anak-anak SD, mereka memanggilku Kak Bintang. Itu kan tandanya TMG bisa diterima oleh semua penonton,” ujarnya. Terkait dengan TMG, Chelsea mengaku bahwa Sitkom tersebut memang dibuat dengan sungguh-sungguh. Dan satu yang paling penting adalah adanya Chemistry dalam penggarapan maupun penjiwaan

puter. Masharun mengatakan, penyebabnya adalah sistem yang mengalami gangguan. Oleh karena komputer yang mengalami masalah cukup banyak, maka peserta ujian sesi I dialihkan ke sesi paling terakhir yakni pukul 16.00 hingga pukul 18.00. “Langsung diperbaiki karena sudah ada teknisinya langsung. Sesi berikutnya tak mengalami masalah,” papar Masharun pada Tribun Jogja, Senin (13/4). Kendala lain ditemui di dua ruang kelas di SMK Bopkri 1 Kota Yogyakarta. “Komputer yang dipakai peserta tidak bisa digunakan untuk mengakses soal. Butuh waktu sekitar 60 menit untuk memperbaiki jaringan,” kata Kepala Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta Edy Heri Suasana. Akibat adanya gangguan, ujian nasional untuk peserta di ruangan tersebut ditunda selama beberapa jam. “Peserta melakukan ujian pada siang hari, tetap pada hari yang sama,” lanjutnya. Ujian Nasional online dibagi dalam tiga sesi setiap hari yaitu pada pukul 07.3009.30, 10.30-12.30 dan pukul 14.00-16.00. (tiq/mrf/ say/ose/has/ang)

Sambungan Hal. 1 Dan sebagai rasa syukur atas kesuksesannya menjadi tontonan yang menghibur, seluruh pemain dan kru yang terlibat menggelar acara syukuran beberapa waktu lalu. Menurut Sophia, banyak faktor yang membuat TMG disukai segala lapisan masyarakat. Salah satunya, chemistry yang terjalin di antara sesama pemain. “Chemsitry itu enggak bisa dipaksa, tapi untungnya kami dapet itu. Kebetulan sutradara dan semua kru bisa membangunnya. Hubungan antara pemain dan

tim juga harus organik, enggak bisa dibuat-buat,” katanya. Kendati begitu, mereka berempat tak menampik adanya kendala kala syuting. “Yang namanya stuck, pasti ada. Apalagi kalau lihat skrip yang `kurang bersahabat’, misalnya dialognya panjang. Kalau sudah begitu, biasanya kami diskusikan sama pemain lain,” aku Deva. Namun terlepas dari itu semua, para pemain TMG mengaku semakin bersemangat untuk terus berkarya karena melihat respons penonton yang sangat bagus. (tabloid nova.com)


IPM

A

HALAMAN IN PRDON AWINT ESIA AR ME D DIA

HARIAN PAGI

12

SELASA PON 14 APRIL 2015 24 JUMADIL AKHIR 1436 NO 1448/TAHUN 4

The Best Of Java

Newspaper

RP 2.000

IPMA2013

SPIRIT BARU DIY-JATENG

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0851 021 2000, 0274-557687 EXT 219

Polri Membantah Sewenang-wenang

Akan Perkarakan Pegawai KPK Terkait Komjen BG JAKARTA, .TRIBUN - Kepala Divisi Humas Polri Brigjen Anton Charliyan membantah institusi Polri sewenang-wenang terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hal ini menyusul rencana Polri memperkarakan para pegawai KPK yang menetapkan Komjen Budi Gunawan sebagai tersangka. “Siapa bilang polisi sewenang-wenang? Ya tidaklah. Kita kan bertindak sesuai dengan hukum, kita kan penegak hukum,” ujar Anton di kompleks Mabes Polri, Senin (13/4/2015). Anton menegaskan bahwa sudah ada laporan yang masuk ke kepolisian. Pelapor, sebut Anton, memperkarakan pihakpihak di KPK yang diduga melakukan penyalahgunaan wewenang dalam proses penetapan Kepala Lembaga Pendidikan Kepolisian (Kalemdikpol) menjadi tersangka. “Ketidaksewenang-wenangan itu bisa kita lihat dari adanya barang bukti yang ada, adanya pelapor dan lain-lain. Jadi siapa yang bilang bahwa Polri sewenang-wenang, tidak benar itu,” ujar Anton.

Ketidaksewenang-wenangan itu bisa kita lihat dari adanya barang bukti yang ada, adanya pelapor dan lain-lain. Jadi siapa yang bilang bahwa Polri sewenangwenang, tidak benar itu POLRI BRIGJEN ANTON CHARLIYAN Kepala Divisi Humas

Lagipula, lanjut Anton, penyidik kepolisian sama sekali belum bergerak mengusut laporan tersebut. Jika demikian, menurut Anton, bagaimana bisa kondisi tersebut dapat disebut aksi sewenang-wenang. Sebelumnya, Kabareskrim Komjen Budi Waseso hendak memperkarakan pejabat KPK yang menetapkan Komjen Budi Gunawan sebagai tersangka dugaan tindak pidana gratifikasi. Buwas sudah memiliki bukti awal soal dugaan penyalahgunaan wewenang pejabat KPK yang menangani perkara Budi, yakni putusan sidang praperadilan yang menyebut status Budi batal demi hukum. Kini, Buwas tinggal menunggu hasil penelitian berkas perkara Budi Gunawan dari Kejaksaan Agung yang dilaksanakan,

Selasa (14/4). Jika hasil penelitian sekaligus gelar perkara menunjukan bahwa terjadi rekayasa dalam penetapan Budi sebagai tersangka di KPK, artinya, Polisi memiliki dua alat bukti kuat soal dugaan penyalahgunaan wewenang oknum di KPK. “Penegakan hukum harus fair. Siapapun yang melanggar ya menindak. Itu (penetapan Budi Gunawan) kan pelanggaran hukum, masak ya kita biarkan,” ujar Budi. Gelar Perkara Kepolisian akan melakukan gelar perkara kasus yang dituduhkan kepada Komisaris Jenderal Budi Gunawan. Gelar perkara akan digelar di salah satu ruangan di Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri, Selasa (14/4). “Besok, pukul 15.00 WIB, penyidik

akan gelar perkara bersama kasus Pak Budi Gunawan,” ujar Direktur Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Polri Brigjen Pol Victor Edi Simanjuntak, Senin (13/4). Gelar perkara Budi nantinya dilaksanakan secara berbeda. Jika gelar sebelumnya hanya dihadiri oleh unsur kepolisian dan ahli hukum, gelar perkara kasus Budi akan menyertakan unsur dari media massa. Sejumlah pemimpin redaksi media massa diundang dalam gelar perkara. “Surat-surat undangan sudah kami kirimkan, ke pihak KPK, ke Kejaksaan Agung, ke PPATK, sampai ke Pemimpin Redaksi Kompas, Tempo, MetroTV, TV One, dan lain-lain,” ujar Victor. Adapun ahli hukum yang diundang ialah Romly Atmasasmita, Nasrulah, Yenti Ginarsih, dan lain-lain. Victor menegaskan bahwa gelar perkara kali ini dibuat berbeda untuk membuktikan bahwa proses gelar perkara itu dilaksanakan secara profesional dan transparan. (kompas.com/tribunnews)

ANTARA

PR OGRAM PESA WAT NASIONAL - Pengunjung mengamati replika pesawat di salah PROGRAM PESAW satu stan pameran National Innovation Forum 2015 di Puspiptek, Serpong, Tangerang, Senin (13/4). Pemerintah akan menjadikan pesawat terbang ciptaan BJ Habibie sebagai proyek nasional seperti pesawat Regional 80 (R80), dengan kapasitas 80 hingga 90 penumpang dengan jangkauan antarpulau atau provinsi di Indonesia.


SELASA PON 14 APRIL 2015

Kota Yogya

Sumber: BMKG DIY

Sleman

Hujan 31oC 23oC

Bantul

Hujan 31oC 22oC

Gunungkidul

Hujan 31oC 23oC

HALAMAN 13

Kulonprogo

Hujan 31oC 23oC

Hujan 31oC 23oC

HET Gas Melon Jadi Rp15.500

● Usulan Kenaikan Harga Sudah Disepakati ● Tinggal Menunggu Persetujuan Gubernur DIY YOGYA, TRIBUN - Harga eceran tertinggi (HET) elpiji bersubsidi ukuran tiga kilogram (kg) atau gas melon di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) diusulkan naik. Jika sebelumnya Rp14.000 per tabung, menjadi Rp15.500 per tabung. Usulan kenaikan HET tersebut adalah kesepakatan sejumlah pihak, antara lain Pemerintah DIY, Pertamina, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Himpunan Wiraswasta Nasional Minyak dan Gas Bumi (Hiswana Migas) DIY, dan lainnya.

Elpiji bersubsidi ukuran tiga kilogram (kg) atau gas melon di Daerah Istimewa Yogyakar ta (DIY) diusulkan ogyakarta naik. Jika sebelumnya Rp14.000 per tabung, menjadi Rp15.500 per tabung “Itu sudah berdasarkan kesepakatan,” kata Kepala Biro Perekonomian Sekretariat Daerah DIY, Tri Mulyono, Senin (13/4). Usulan tersebut saat ini

Bisa Antisipasi Kelangkaan KE T U A DPD Hiswana Migas DIY, KET Siswanto mengatakan HET gas elpiji 3 kg di DIY memang paling rendah jika dibanding daerah lain. HET di DIY hanya Rp14.000 per tabung, sementara HET di Jateng Rp15.500 per tabung, bahkan HET di Jawa Barat dan Jawa Timur Rp 16.000 per tabung. Perbedaan itu memberikan kesempatan bagi warga luar daerah untuk memborong gas melon di DIY. “Alasannya sederhana, gas elpiji tiga kilogram di DIY lebih murah,” kata Siswanto.

Adanya penyesuaian HET ini setidaknya dapat mengantisipasi kelangkaan gas melon, karena perbedaan harga tidak terlalu signifikan. “Kalau pun Jateng akan menaikkan HET menjadi Rp16.000, perbedaannya dengan DIY tidak signifikan. Berbeda dengan sebelumnya,” katanya. Saat ini, harga gas melon di tingkat pengecer kisaran Rp16.000-Rp18.000 per tabung. Harga di tingkat pengecer itu ketika HET di tingkat pangkalan (had) masih Rp14.000 per tabung.(had)

sudah disampaikan ke Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X, untuk dimintai persetujuan. Jika sudah ditandatangani,

kata Tri, maka harga terbaru sudah mulai berlaku. Diperkirakan, surat keputusan akan keluar akhir minggu ini. “Jadi minggu depan mungkin sudah pakai HET terbaru,” katanya. Adapun HET Rp15.500 tersebut, merupakan harga di tingkat pangkalan. Sedangkan harga di tingkat pengecer, kewenangannya ada di pemerintah kabupaten/kota. Kenaikan HET itu menurutnya tidak akan membebani konsumen karena ■ Bersambung ke Hal 14

Organda Jangan Buru-buru Naikkan Tarif Angkutan

kominfo masih melakukan kajian dan menunggu keputusan dari pemerintah pusat sebagai landasan hukumnya. Menunggu keputusan tersebut, angkutan perkotaan dan AKDP tidak boleh tergesa-gesa menaikkan tarif. Sebelumnya, Organisasi Angkutan Darat (Organda) DIY mengusulkan ke pemerintah agar ada penyesuaian tarif sebesar lima persen untuk bus kota atau Rp200 dari tarif awal Rp3.600. Usulan tersebut berdasarkan keputusan rapat konsolidasi yang dilakukan anggota dan pengurus Organda belum lama ini menyusul adanya keDOK. TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY bijakan kenaikan harga bahan ANGKUT AN K OTA - Bus kota melintas di kawasan Jalan Kebun Raya, bakar minyak (BBM). ANGKUTAN KO Yogyakarta. Pengusaha angkutan di DIY diminta tidak buru-buru menaikkan tarif angkutan umum. ■ Bersambung ke Hal 14 YOGYA, TRIBUN - Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) meminta operator atau

pengusaha angkutan perkotaan dan bus Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP) untuk tidak menaikkan tarif terlebih dahulu. Sebab hingga saat ini, Dishub-

Chacha Anggraeni Koleksi Pernik

Polisi Buru Pelaku

Penganiayaan

Doraemon

J

IKA ada satu tokoh komik yang selalu setia menemani Chacha Anggraeni sepanjang perjalanan usianya, itu adalah Doraemon. Chacha, sapaan akrabnya, memang hobi mengumpulkan beragam pernak-pernik tokoh ciptaan seniman manga Fujiko F Fujio itu. “Kalau suka Doraemon ■ Bersambung ke Hal 14

DOK PRI

YOGY A - Kepolisian Sektor Umbulharjo hingga kini masih YOGYA memburu pelaku yang terlibat kasus penganiyaan dan perusakan di halaman pusat perbelajaan Mirota Kampus di Jalan Menteri Supeno Umbulharjo, Minggu (12/4). “Sudah ada beberapa orang yang dicurigai sebagai tersangka, kami sedang cocokkan dengan data yang kami punya,” ungkap Kapolsek Umbulharjo, Kompol Ahmad Nanang Wibowo, kepada Tribun Jogja, Senin (13/4). Kejadian penganiayaan Minggu kemarin itu kata dia melibatkan beberapa oknum. “Yang jelas pelaku tidak hanya satu orang,” ujar Nanang. Kejadian tersebut mengakibatkan rusaknya box jaga parkir yang ada di pusat perbelanjaan Mirota. Selain kerusakan, Pungki Candra (23) dan Agus Widiarsono (46), juru parkir, menjadi korban penganiyaan oleh oknum yang awalnya menggelar konvoi. Pada kejadian itu, Pungki terkena sabetan pedang. Sedangkan Agus menderita retak pada tulang telapak kaki kanannya. (akb)

TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

PERIKSA TTAS AS - Petugas memeriksa tas siswa yang akan melaksanakan ujian nasional (UN) di tama SMA Muhammadiyah 1, Yogyakarta, Senin (13/4). Berita pelaksanaan UN hari per pertama tingkat SMA/SMK sederajat di halaman 1.

Pembelian Bangunan

Cagar Budaya Masih Dikaji YOGYA, TRIBUN - Rencana Pemerintah Kota Yogyakarta untuk membeli tanah dan bangunan cagar budaya menggunakan dana keistimewaan (danais) sebesar Rp9,4 miliar, hingga saat ini masih dalam tahap kajian. Pada tahun ini, Pemerintah Kota Yogyakarta rencananya akan membeli bangunan di dua kawasan cagar budaya bertempat di Kelurahan Panembahan Kecamatan Kraton dan Kelurahan Purbayan Kecamatan Kotagede. “Hingga saat ini kami masih melakukan koordinasi dan kajian dengan Asisten Sekertaris Daerah Bidang Pembangunan dan Perekonomian. Kajian yang kami lakukan antara lain adalah soal pemanfaatannya,” kata Kepala Bagian Tata Pemerintahan

YYang ang pasti ada dua hal yang akan kami perhatikan, yaitu dari sisi kemanfaatan dan nilai penting bangunan tersebut. Ke depan juga akan kami pikirkan pengelolaannya seper ti apa seperti ZENNI LINGGA

Kabag Tata Pemerintahan Kota Yogya

Kota Yogyakarta, Zenni Lingga, Senin (13/4). Meski demikian, lanjut Zenni, Pemerintah Kota Yogyakarta juga tidak menutup kemungkinan untuk membeli kawasan kawasan cagar budaya lain yang memiliki manfaat lebih besar. Dengan demikian jangan sampai tanah dan bangunan yang nantinya akan dibeli oleh

pemerintah tidak bisa dimanfaatkan dengan maksimal. “Yang pasti ada dua hal yang akan kami perhatikan, yaitu dari sisi kemanfaatan dan nilai penting bangunan tersebut. Ke depan juga akan kami pikirkan pengelolaannya seperti apa,” ujar Zenni. Kajian yang hingga saat ini masih berlangsung, ditargetkan akan selesai pada triwulan kedua. Zenni juga bilang, pembelian tanah dan bangunan cagar budaya tersebut menggunakan danais, sehingga bisa saja menjadi aset Pemda DIY. “Harapannya dengan pembelian tanah dan bangunan cagar budaya ini dapat mengoptimalkan peran pemerintah untuk pelestarian bangunan cagar budaya yang ada di Kota Yogyakarta,” tutup Zenni. (tiq)

Terpidana Mati Narkotika di Lapas Wirogunan Masih Menanti Kepastian Eksekusi

Mary Jane Habiskan Waktu untuk Beribadah Mary Jane, terpidana mati kasus narkotika masih berada di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Wirogunan. Pemindahan warga negara Filipina itu untuk mejalani eksekusi mati, hingga kini masih belum ditentukan. MENJELANG kepastian waktu pelaksanaan eksekusi mati itu, Mary Jane lebih banyak menghabiskan waktu untuk menjalani ibadah. Meskipun perempuan itu kini sedang menunggu waktu kematiannya, namun kondisi mental Mary Jane stabil. Kepala Lapas Wirogunan Zainal Arifin mengatakan, Mary Jane dalam kondisi yang stabil dan tidak menunjukkan perilaku yang mengkhawatirkan meski dirinya sudah mengetahui akan segera menjalani eksekusi, setelah per-

mohonan peninjauan kembali (PK) ditolak. “Mary Jane lebih banyak menghabiskan waktu dengan beribadah. Bahkan sepekan terakhir aktif ikut serta dalam rangkaian perayaan Paskah,” kata Zainal, Senin (13/4). Dikatakan Zaenal, pihak Lapas masih menunggu untuk pemindahan ibu dua anak tersebut untuk dipindah ke Lapas Nusakambangan. Menurutnya, kewenangan lapas saat ini hanyalah menjaga kondisi dan keamanan

terpidana mati hingga ada instruksi lebih lanjut dari kejaksaan yang menitipkan Mary Jane di Lapas Kelas II A Wirogunan Yogyakarta. “Selama waktu menunggu, kami terus memantau kondisi Mary Jane dan memperhatikan apa yang menjadi permintaan terpidana,” ujarnya. Kepala Kantor Wilayah Kementeruab Hukum dan Hak Azasi Manusia (Kemenkum HAM) DIY Endang Sudirman mengatakan, terkait persiapan, standard operating procedure (SOP) sudah dilakukan sejak putusan, mulai dari koordinasi antarlembaga sampai memasuki persiapan teknis karena proses penjemputan kian dekat. “Persiapan dilakukan agar jika

instruksi dari Jaksa Agung turun, langsung bisa dilakukan dengan segera jika semua personel sudah siap,” ujarnya. Ketika ditanyakan apakah ditundanya pemindahan Mary Jane ke Lapas Nusakambangan karena tidak adanya sel khusus wanita di Lapas itu, Endang mengaku penyebab penundaan lantaran banyak faktor. Dalam masalah ini tanggungjawab yuridis ada pada kejaksaan. “Ini hanya masalah teknis saja, tetapi hingga saat ini belum ada jadwal terkait kapan eksekusi mati atau jadwal pemindaham Mary Jane,” ujarnya. Dalam koordinasi terakhir ■ Bersambung ke Hal 14

DOK TRIBUNJOGJA/HASAN SAKRI GOZALI

TERPID ANA MA TI - Mary Jane (tengah) terpidana mati kasus TERPIDANA MATI narkotika saat ini masih menunggu proses eksekusi mati.


14 jogja hari ini

SELASA PON 14 APRIL 2015

Anda punya agenda kegiatan terkait tema apapun di wilayah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, baik agenda kegiatan lembaga pemerintahan, swasta, universitas, komunitas, organisasi, dan lain-lain? kirimkan tulisan tentang rencana kegiatannya ke Harian Pagi Tribun Jogja, sebelum agenda kegiatan dimulai. Agenda kegiatan Anda akan dimuat di rubrik Jogja Hari Ini.

Alamat email; redaksi@tribunjogja.com/tribunjogja@gmail.com/tribunjogja@yahoo.com. Anda juga bisa menghubungi Lia di telepon; 0274-557687 atau SMS ; 083869868383. Surat; Tribun Jogja, Jalan Jenderal Sudirman No 52 Kotabaru, Gondokusuman, Kota Yogyakarta.

Sebanyak 32 Tim

Meriahkan UGMFC 2015 SELASA (14/4) - Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Sepak Bola dan Futsal Universitas Gadjah Mada (UGM) akan mengadakan Universitas Gadjah Mada Futsal Competition (UGMFC) 2015. Kegiatan ini merupakan ajang kompetisi futsal nasional dan mengundang seluruh universitas, institut dan sekolah-sekolah tinggi lain di seluruh wilayah indonesia. Tahun ini adalah kali ke-4 UGMFC. Turnamen ini berisi 32 tim yang akan dibedakan menjadi delapan grup. Acara UGMFC berlangsung mulai 13 April hingga 18 April. Babak penyisihan grup akan dilakukan empat hari, dilanjutkan dengan babak per delapan fi-

nal, Jumat (15/4). Sabtu (16/4) akan menjadi hari semifinal dan partai final. Pertandingan futsal berlangsung mulai Senin (13/4) hingga Jumat (18/4) sejak pukul 08.00 sampai 21.30. Pembukaan UGMFC 2015 ‘Hermosa Victoria’ telah diadakan pada 13 April pukul 07.00, dan dihadiri oleh seluruh peserta yang bertanding. Pembukaan diisi dengan perjanjian atlet dan wasit, dengan harapan per tandingan berjalan lancar. Pada Sabtu (19/4) setelah final competition, akan diadakan closing party sebagai acara penutup sekaligus perayaan kemenangan tim yang bertanding. (gya)

Lomba Nyanyi Hari Kartini di PSG MINGGU (19/4) Dalam rangka memperingati hari Kartini, Pasar Seni Gabusan akan menggelar loma menyanyi dengan tema “ Lomba Menyanyi Memperingati Hari Kartini.” Acara akan digelar pada Minggu (19/4) mulai 08.00 sampai selesai. Acara yang akan digelar di Kompleks Pasar Seni Gabusan (PSG) ini terbagi dalam tiga kategori.

Kategori dibedakan menurut kelompok usia, yaitu Kategori A: untuk Pra TK - TK dengan jdul lagu Ibu Kita Kartini, Kategori B: untuk SD kelas 1 hingga 3 dengan lagu Ku Lihat Ibu pertiwi dan kategori terakhir adalah Kategori C: untuk SD kelas 4 hingga 6 dengan lagu Indonesia Jaya. Septian Fajar, panitia acara menjelaskan, peserta yang men-

daftar dipungut biaya Rp40 ribu. Pemenang akan memperebutkan tropy, piagam dari bupati Bantul dan uang pembinaan. “Pendaftaran bisa dilakukan di sekretariat panitia di Pasar Seni Gabusan,” kata Fajar. Untuk lebih lengkap, calon peser ta bisa menghubungi Yanti (081 804 183 383), Fajar (087838311576) atau Iin (08164227939). (*)

UCAPKAN SELAMA T SELAMAT Sejumlah relasi bisnis berkunjung ke kantor Redaksi Tribun Jogja, Senin (13/4). Selain menjalin silaturahmi dan mempererat kerja sama, kunjungan relasi bisnis ke kantor redaksi sekaligus untuk mengucapkan selamat ulang tahun ke-4 untuk koran Tribun Jogja.

Hyatt Regency TRIBUNJOGJA/DWI NOURMA HANDITO

Pameran Concept YIDI di TBY

RABU (15/4) - Young Interior Designer of Indonesia (YIDI) akan mengadakan pameran bertajuk ‘Concept’ pada 15 hingga 17 April mendatang. Pameran ini juga akan dimeriahkan dengan talkshow, bazar, per formance, charity, lomba menggambar dan mewarnai untuk anak-anak ser ta pemutaran film dokumenter. YIDI merupakan suatu forum komunitas aktif desainer interior muda yang berkembang di Yogyakarta. Kali ini, YIDI akan mengangkat tema ‘Concept’ yang merupakan kependekan dari Connected Space Transform. Tema ini berarti ruang atau cakrawala tak terbatas untuk desainer muda

kreatif dan komponen-komponen lingkungan hidup yang saling terhubung dan saling mempengaruhi untuk melakukan perubahan. Pameran juga dimeriahkan dengan talkshow ‘Bagaimana Menjadi Desainer Interior Muda yang Sesungguhnya’, 17 April pukul 14.00 di Taman Budaya Yogyakarta. Adapun pembicara dalam talkshow ini antara lain President of HDII, Francis Surjaseputra; Eko Prawoto selaku arsitek; dan Agus Iswahyudi selaku Interior Desainer. Pendaftaran peserta talkshow dapat dilakukan melalui e-mail yidiyogyakarta@gmail.com atau menghubungi 087872335599 via SMS. Biaya talkshow ini Rp 35 ribu. (gya)

Omah Tentrem Gelar Seminar Hipnoterapi

The Jayakarta Yogyakarta

PT Tirta Investama

TRIBUNJOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

TRIBUNJOGJA/DWI NOURMA HANDITO

MINGGU (19/4) - Omah Tentrem akan menggelar seminar Hipnoterapi pada Minggu, 19 April 2015 pada pukul 09.00 di Kantor Omah Tentrem, Jalan Palagan Tentara Pelajar Km 7,5 No. 44 Sleman. Seminar akan menghadirkan pembicara Hendri Hardjanto selaku Pakar Hipnoterapis dan merupakan CEO Omah Tentrem. Seminar dibuka untuk umum.

Peser ta akan mendapatkan materi tentang rahasia di balik pikiran, bagaimana cara berkomunikasi dengan pikiran bawah sadar, rahasia melakukan self hipnosis, rahasia kenapa hipnoterapi efektif untuk membantu transformasi, kenapa hipnoterapi sangat membantu untuk kalangan medis dan rahasia di balik tayangan hipnosis di televisi dan praktik dengan panduan lang-

sung untuk memasuki pintu gerbang pikiran bawah sadar. Tiket seminar dibanderol Rp 100 ribu. Khusus untuk pembelian dua tiket, peserta akan mendapatkan harga spesial, sampai 16 April 2015. Informasi selengkapnya bisa menghubungi 0274-867994, 085643626668 atau pin BB : 536B3DE9 atau website www.TentremHipnoterapi.com. (gya)

AIMI Selenggarakan Kelas MPASI MINGGU (19/4) - Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia (AIMI) Yogyakarta akan menggelar Kelas Makanan Pendamping ASI (MPASI), Minggu (19/ 4), pukul 09.00 hingga 13.00, di Kawaii Sushi & Suki Resto, Lempuyangan. Materi yang akan disampaikan, antara lain, tentang pentingnya

pemberian MPASI, pedoman gizi seimbang dan makanan batita. Peserta juga akan diberi materi tentang tantangan dalam pemberian MPASI serta menu dan resep. Registrasi peserta bisa dilakukan melalui SMS ke nomor 085716098482. (gya)

Kineklub Suryakanta Adakan Film Screening SELASA (14/4) - Kineklub Suryakanta Jogja Film Academy akan menggelar Film Screening dan diskusi ‘The Mirror Never Lies’ bersama Kamila Andini. Kegiatan ini akan berlangsung Selasa (14/4) pukul 18.30, di Kampus Jogja Film Acad-

TRIBUNJOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

Sambungan Hal 13

kebijakan itu sudah melalui kajian analisis dari sejumlah pihak. “Lebih tepatnya bukan naik, tapi penyesesuaian,” ujar Tri Mulyono sembari menambahkan bahwa Menteri Dalam Negeri dalam konteks tertentu telah memberikan kewenangan pada daerah untuk menentukan HET. Sementara alasan penyesuaian HET itu untuk meminimalisir migrasi pengguna gas melon dari Jawa Tengah ke DIY. Karena kata, Tri, ada perbedaan harga antara DIY dan Jateng. Saat ini HET gas melon di Jateng sudah Rp15.500 per

tabung, dan rencananya akan kembali dinaikkan menjadi Rp16.000 per tabung. “Tak heran kelangkaan gas di DIY, khususnya di wilayah perbatasan Jateng kerap terjadi. Karena banyak warga Jateng membeli di DIY. Sementara di DIY kuotanya sudah ditentukan,” ungkapnya. Ketua DPD Hiswana Migas DIY, Siswanto mengungkapkan, selama ini memang warga sering mengeluhkan kelangkaan gas bersubsidi, terutama di daerah perbatasan Jateng antara lain Gunungkidul, Sleman dan Kulonprogo.(had)

Mary Jane

Sambungan Hal 13

pidana yang akan menjalani eksekusi mati gelombang dua, tinggal Mary Jane yang belum dipidanakan ke Nusakambangan. Mary Jane masih menghuni Lapas Klas II A Wirogunan Yogyakarta. Sebelumnya Jaksa Agung HM Presetyo mengatakan pelaksanaan ek-

Koleksi Pernik mungkin sejak bayi, dari belum bisa membaca, hanya nonton televisi, sampai bisa membaca komiknya,” kata gadis kelahiran Yogyakarta, 30 Agustus 1990 kepada Tribun Jogja , Senin (13/4). Alasannya menggilai tokoh Doraemon adalah ceritanya yang berbeda dari manga asal Negeri Sakura yang lain. Terutama hebatnya imajinasi sang pengarang saat tokoh robot kucing itu mengeluarkan alatalat canggih dari masa depan. Saking cintanya, Chacha mengoleksi barang-barang bernuansa Doraemon, semisal boneka, baju, wajan, kain lap kaca mata, penutup mata tidur, pemotong kuku, lampu kamar, bantal, seprai, mug, sendok,

Horison Ultima Riss TRIBUNJOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

emy, Jalan Ipda Tut Harsono nomor 20, Timoho. Kegiatan ini gratis , namun kuota terbatas bagi peser ta. Registrasi peserta dapat dilakukan dengan mengirim SMS berformat : Nama_instansi/ komunitas, kirim ke 085714401363 (Dharma JFA). (gya)

HET Gas

terkait persiapan eksekusi mati Mary Jane yang melibatkan Kejati DIY, Polda DIY dan TNI, pengamanan akan melibatkan personel Brimob dan Korem 072 Pamungkas dan kejaksaan bertindak sebagai pelaksana persiapan eksekusi mati Mary Jane. Saat ini, dari 10 nara-

Hotel Arjuna Yogyakarta

sumpit, rautan, kar tu uno, kartu remi, handuk, celengan dan lainnya. “Banyak, pokoknya ada di setiap barang termasuk yang enggak diperlihatkan seper ti celana dalam,” selorohnya. Koleksinya juga semakin banyak, karena banyak temanteman yang mengenal Chacha juga selalu memberikan hadiah untuknya barang-barang yang ber tema Doraemon. Alhasil setiap ulang tahun koleksi pernak-pernik Doraemon memenuhi kamarnya. “Mungkin ini jadi kutukan saya juga karena setiap ulang tahun hampir semua teman memberikan barang yang bernuansa Doraemon. Tapi tetap saja saya suka,” ujarnya seraya tertawa.

sekusi mati tidak akan dilakukan dalam waktu dekat karena adanya pelaksanaan Konferensi Asia-Afrika hingga 24 April 2015 karena tidak ingin menimbulkan kegaduhan saat banyak tamu penting berbagai negara hadir di Indonesia.(Victor Mahrizal) Sambungan Hal 13 Chacha mengaku sangat sayang dengan koleksinya itu dan merawatnya dengan baik. Bahkan ia ngambek jika ada barang koleksinya yang rusak saat disentuh teman-temannya yang usil. “Pernah ada kaca Doraemon saya yang dipecahin, lalu saya diemin sampai dia sendiri yang minta maaf dan akhirnya mengganti barang itu,” ujarnya. Kesukaannya terhadap Doraemon juga sering dianggap lucu oleh teman-temannya. Alasannya meski sudah jauh melewati usia remaja, namun setia dengan kartun yang identik untuk anakanak. Bahkan ia juga sering dipanggil dengan nama Emon. “Yah, yang namanya sudah cinta ya susah dijelaskan,” (vim) ujarnya.(vim)

Jogjakarta Plaza Hotel

Indoluxe Hotel TRIBUNJOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

TRIBUNJOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

Organda Jangan “Sampai sekarang kami belum mengkaji usulan dari Organda terkait penyesuaian tarif yang di dalamnya ada AKDP dan angkutan perkotaan regular,” kata Kepala Dishubkominfo DIY, Budi Antono saat ditemui di Kepatihan, Senin (13/4). Ia menjelaskan, hal itu lantaran pemerintah daerah belum menerima keputusan dari pemerintah pusat mengenai penyesuaian tarif tersebut. Namun menurut informasi yang ia terima, pemerintah pusat tidak akan menaikan tarif angkutan. “Di awal, Organda sudah sepakat dengan saya, bahwa kami untuk mengkaji menunggu dari pusat. Tapi sampai sekarang pusat belum memutuskan apapun,” katanya. Maka, lanjut Budi, sebelum ada keputusan dari pemerintah pusat, pihaknya meminta pada operator angkutan dalam hal ini

angkutan perkotaan, AKDP, dan taksi, untuk tidak terlebih dahulu menaikkan tarif. Operator harus tetap menggunakan tarif sesuai Surat Keputusan Gubernur DIY yang lama. Awal tahun ini, Gubernur DIY telah menetapkan tarif melalui SK Gubernur Nomor 21/Kep/2015 tentang tarif dasar angkutan perkotaan, tarif batas atas dan bawah angkutan AKDP. Untuk tarif dasar angkutan umum perkotaan yakni Rp3.600 untuk penumpang umum, dan pelajar Rp1.800. Untuk tarif dasar batas atas AKDP ditetapkan Rp189 per kilometer dan tarif batas bawah Rp120 per kilometer. Sedangkan tarif taksi, setiap buka pintu Rp6.650, per kilometer Rp 4.000 serta tarif tunggu Rp 45.000 per jam. Sedangkan tarif Trans Jogja untuk penumpang umum nonberlangganan Rp3.600, umum

Sambungan Hal. 13

berlangganan Rp2.700 serta tarif pelajar Rp1.800. “Kalau seandainya ada yang menaikkan sekarang, maka saya serahkan dulu pada Organda sebagai induk organisasi pengawasannya,” kata Budi. Sedangkan untuk Trans Jogja, imbuh Budi, sejauh ini belum dikeluarkan peraturan gubernur (pergub) mengenai penyesuaian tarif. Kajian Budi juga menambahkan, selain menunggu keputusan dari pusat, saat ini pihaknya tidak akan mengkaji usulan Organda DIY terhadap tarif angkutan perkotaan dan AKDP, karena Organda belum mengusulkan penyesuaian tarif taksi. “Yang diusulkan Organda baru dua (perkotaan dan AKDP), dan saya sampaikan (ke Organda) ini nanti akan kami kaji kalau sudah ada penyesuaian tarif taksi,” katanya. Anggota DPRD DIY,

Huda Tri Yudiana mengungkapakan, penetapan tarif angkutan tidak serta merta ditentukan oleh variabel kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM). “Harga BBM naik, tapi tarif angkutan tidak harus naik. Jika angkutan sudah menaikkan tarif, manajemennya tidak bagus,” katanya. Ia mengungkapkan, sejumlah warga mengeluh akibat kenaikan tarif sudah diberlakukan tak lama setelah pemerintah menaikkan harga BBM. “Komisi C akan pantau langsung, naik angkutan umum. Kalau sudah ada yang naik, kami laporkan ke eksekutif biar ditindak,” tukas anggota Komisi C DPRD DIY ini. Huda mengakui, kenaikan harga BBM memunculkan dilema. “Pengusaha transportasi harus prihatin, masyarakat bawah dari dulu sudah prihatin, kian berat,” katanya.(had)


Jadwal Sholat Yogyakarta dan sekitarnya

Gol A B O AB

WB PRC TC 5 150 8 7 260 19 5 462 16 4 110 6

Gol A B O AB

WB 66 134 153 29

Gol A B O AB

WB PRC 0 63 0 25 0 64 0 13

TC 0 0 0 0

Gol A B O AB

WB PRC 26 0 19 0 45 0 5 0

TC 0 0 0 0

Gol A B O AB

WB PRC PLMA 5 0 20 10 46 36 6 3 -

Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya’

04:24 WIB 11:42 WIB 15:00 WIB 17:40 WIB 18:49 WIB

Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi DIY

HALAMAN 15 SELASA PON 14 APRIL 2015

Kasus Korupsi PLN Hampir Lengkap YOGYA, TRIBUN - Kasus dugaan korupsi renovasi gedung PLN DI Yogyakarta memasuki tahap pra penuntutan. Jaksa penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) DIY sudah merampungkan pemberkasan barang bukti dan keterangan saksi. Asisten Pidana Khusus Kejati DIY, Azwar mengatakan, saat ini seluruh kelengkapan materil berkas perkara sudah memenuhi, tinggal melengkapi kelengkapan formal semisal surat untuk penyitaan barang bukti ke pengadilan. “Tinggal kelengkapan syarat formil saja untuk dapat dinyatakan lengkap atau P21,” kata Azwar, Senin (13/4). Penyidik Kejati DIY, lanjutnya, saat ini sudah mulai menyusun rencana surat dakwaan untuk Nanang Subuh Isnandi, mantan Manajer Area PLN Yogyakarta yang menjadi tersangka tunggal dalam kasus senilai Rp22 miliar itu. Hasil perhitungan kerugian keuangan negara proyek yang berlangsung tahun 2012 juga telah keluar. Sehingga penyidik tinggal menunggu waktu untuk melakukan pelimpahan tahap dua dengan perkiraan pada akhir bulan April. “Jika berkas sudah lengkap maka secepatnya tahap dua,” ujarnya. Kasus ini berasal dari proyek revitalisasi di seluruh kantor dan bangunan PLN di DIY. Meliputi gardu induk, gedung dan bangunan rayon serta sub rayon dengan ratusan paket pekerjaan yang tersebar di Rayon Yogya Selatan, Rayon Sedayu, Kalasan, Sleman, Bantul, Wonosari dan Wates serta PLN Cabang Yogyakarta. Tim penyidik menemukan alat bukti yang mengarah adanya pelanggaran pekerjaan, yaitu volume pekerjaan yang tidak sesuai dengan kontrak awal. Akibatnya negara dirugikan sekitar Rp417 juta. Selain itu, proyek dilaksanakan pada 2012 tapi pada kenyataannya dana proyek baru dianggarkan pada tahun 2013. Meski telah menjadi tersangka sejak Januari 2014, sampai saat ini penyidik Kejati DIY belum juga menahan Subuh karena alasan masih kooperatif. Bahkan tersangka kini tidak berada di Kota Yogyakarta karena sejak terjerat kasus tersebut, Subuh dipindahtugaskan ke PLN Area Semarang. Belum Dipecat Humas PLN Jateng-DIY, Supriyono, mengaku perusahaan sebenarnya mempunyai biro hukum untuk memberi pendampingan hukum jika diperlukan. Namun Subuh Isnandi sudah menunjuk pengacara dari luar untuk menjadi penasihat hukumnya. “Ini memang pilihan yang bersangkutan. Boleh saja menunjuk pengacaranya sendiri,” ujarnya. Dikatakan Supriyono, pada prinsipnya perusahaan menghormati proses hukum yang masih berjalan. Perusahaan juga belum memecat atau menonaktifkan tersangka Subuh karena kasusnya belum berkekuatan hukum tetap. “Kita ikuti praduga tak bersalah, nanti akan dibuktikan di pengadilan. Setelah itu kami akan memberikan keputusan untuk yang bersangkutan,” tukasnya. (vim)

TNI AL Bantah Pulau Berkurang SLEMAN, TRIBUN - Kepala Kelompok Peneliti Dinas Hidro Oseanografi TNI AL, Kolonel Laut (KH) Drs Haris Djoko Nugroho Msi, mengklarifikasi pemberitaan media massa yang menyebutkan jumlah pulau di Indonesia berkurang hingga 3.000 pulau. Menurut Haris, informasi tersebut tidak benar. Menurutnya, awak media salah mengutip pernyataannya dalam rilis Seminar Nasional Pengelolaan Pesisir dan Daerah Aliran Sungai di University Club Universitas Gadjah Mada, Kamis (9/4) lalu. Menurut data dari tim Hidro Oseanografi, kata Haris, jumlah pulau di Indonesia saat ini hanya berkurang dari 17.508 menjadi 17.499. Jumlah pulau ini

berkurang karena alasan politis, yuridis dan alam. “Secara logika dan nalar akademis, tidak mungkin jumlah pulau yang 17 ribuan berkurang 3.000, sehingga menjadi 14.000,” kata Haris melalui rilis, Senin (13/4). Haris menyampaikan, hasil dari Tim Nasional Pembakuan Nama Rupabumi (Timnas PNR) menyatakan terdapat 13.466 pulau yang sudah dibakukan. Ada 3.000 hingga 4.000 data pulau yang belum diverifikasi. “Hal inilah yang melatarbelakangi program pendataan kembali jumlah pulau di Indonesia. Nantinya akan ada jumlah pulau sekitar 17 ribu lebih seperti perhitungan Hidro Oseanografi,” ujarnya. (mrf)

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHY

TOLAK BAND ARA - Massa yang tergabung dalam Gerakan Solidaritas Tolak Bandara (Gestob) melakukan aksi demonstrasi di DPRD DI Yogyakarta, BANDARA Senin (13/4). Dalam aksinya, mereka menyampaikan penolakan pembangunan Bandara Internasional Kulonprogo.

Gubernur Didesak Cabut IPL Bandara Tavip: Keberatan Warga Tak Penuhi Kriteria UU YOGYA, TRIBUN - Puluhan pemuda dari berbagai lembaga swadaya masyarakat (LSM) di DIY serta pemuda Kulonprogo, yang mengatasnamakan Gerakan Solidaritas Tolak Bandara (Gestob), menggelar aksi demonstrasi di gedung DPRD DIY, Senin (13/4). Mereka menolak pembangunan bandara internasional di Temon, Kulonprogo. Dalam aksinya, Gestob mendapat pengawalan ketat dari petugas kepolisian dan petugas keamanan gedung DPRD. Karena tidak ada anggota dewan yang menemui, mereka mencoba merangsek masuk ke lobi gedung dewan, namun dicegah petugas. Menurut koordinator aksi, Rifat, aksi solidaritas ini untuk meminta dukungan DPRD DIY dan menuntut kepada Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X untuk mencabut Surat Izin Penetapan Lokasi (IPL) Bandara yang dikeluarkan Gubernur pada 31 Maret 2015 lalu. Menurut dia, aksi ini juga untuk memberikan informasi kepada masyarakat bahwa kebijakan pembangunan bandara tidak pro-rak-

yat. “Cabut IPL, karena dari IPL ini Tinggi, dan Bupati Kulonprogo. Tim mendatangi lokasi calon akan berimbas pada perampasan lahan, dan perampasan lahan di bandara dan bertemu dengan sekisana seolah akan dilegalkan,” kata- tar 300 warga yang masih keberatan. Termanya. suk mencoSelain itu, TTern ern o t es-pr o t es ernyy ata pr pro es-pro cokkan titik massa juga lokasi sesuai menuntut warga jika disimpulkan, Tata Ruang agar keempat keberatannya ditolak jika dan melakuwarga yang mengacu pada kaidahkan wawanditahan di Rucara dengan tan Wates dikaidah UU. Itu yang kita Kebebaskan dan berikan ke Pak Gub, bahwa warga. mudian, hamenuntut keberatan ini tidak silnya diinUndang Unventarisasi dang Keistimemenuhi kriteria. dan dikelommewaan DIY TAVIP A GUS RA YANT O AGUS RAY ANTO pokkan. nomor 13 ta“Nah kehun 2012 di- Anggota Tim Kajian Keberatan Pembangunan Bandara Kulonprogo beratannya cabut, karena kemudian didinilai meinventarisasi dan dikelompokkan. rampas tanah rakyat. Ada yang waton keberatan karena Hasil Kajian Sebelumnya, anggota Tim Ka- alasan tanahnya tidak dijual dan jian Keberatan Pembangunan Ban- pokoknya macam-macam,” ujarnya. Tavip menjelaskan, sesuai atudara, Tavip Agus Rayanto menjelaskan, sebelum dikeluarkannya ran dalam Undang Undang Tata IPL oleh gubernur. Telah dibentuk Ruang, jenis-jenis keberatan oleh tim yang terdiri dari Sekda DIY, warga telah diatur. Ternyata dari Bappeda DIY, BPN, Perguruan hasil kajian di lapangan dan wa-

wancara dengan warga, keberatan dari warga tersebut tidak masuk dalam ketentuan dan kaidah kebaratan yang ada dalam Undang-Undang. “Ternyata protes-protes warga jika disimpulkan, keberatannya ditolak jika mengacu pada kaidahkaidah UU. Itu yang kita berikan ke Pak Gub, bahwa keberatan ini tidak memenuhi kriteria,” katanya. Atas dasar kajian dari tim tersebut, selanjutnya tim memberikan kesimpulan untuk dijadikan pertimbangan bagi Gubernur dalam menerbitkan IPL. Setelah diterbitkan IPL, selanjutnya Badan Pertanahan Negara (BPN) akan mengukur tanah masing-masing persil milik warga per kepala keluarga (KK). Kepala BPN DIY, Arie Yuriwin mengutarakan, sampai saat ini pihaknya masih melakukan tahap persiapan. Namun BPN belum dapat memastikan kapan kegiatan pengukuran lahan akan dimulai. “Masih melakukan koordinasi dengan PT Angkasa Pura I dan Pemkab Kulonprogo,” katanya. (had)

Mangkir dari Pajak Bisa Dikurung 6 Bulan YOGYA, TRIBUN - Pada tahun ini, penindakan pada pelanggar pajak daerah di Kota Yogyakarta akan lebih ditingkatkan. Jika sebelumnya sanksi kepada pelanggar pajak hanya berupa tindak pidana ringan, maka mulai tahun ini sanksi yang akan dijatuhkan adalah kurungan 6 bulan atau denda Rp50 juta. Pemerintah Kota Yogyakarta pun berencana membentuk tim yang bertugas menangani pelanggaran pembayaran pajak. Tim

yang berasal dari Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) Dinas Ketertiban Kota Yogyakarta tersebut akan dibekali dengan pengetahuan dan keterampilan mengenai pajak daerah. Wali Kota Yogyakarta, Haryadi Suyuti, mengatakan, rencana tersebut untuk menyelidiki pelanggaran pembayaran pajak agar tidak ada wajib pajak yang mangkir. “Pajak itu bukan penghasilan yang disisihkan untuk kemu-

dian disetor, tetapi merupakan kewajiban bagi seluruh warga negara. Jika nantinya ada pelanggaran, ya harus ditindak,” kata Haryadi, Senin (13/ 4). Ia berharap keberadaan tim tersebut dapat mengoptimalkan penerimaan pajak daerah. Selain itu juga bisa meningkatkan kepatuhan para wajib pajak di Kota Yogyakarta. Saat ini pengawasan masih difokuskan pada wajib pajak hotel dan restoran.

Electronic Tax Menanggapi rencana ini, Ketua Komisi B DPRD Kota Yogyakarta, Nasrul Khoiri, mengatakan Pemkot Yogyakarta harus benar-benar menyiapkan tim dengan sumber daya manusia yang berkualitas dan paham bidang perpajakan. Tugas dan fungsi pun harus diperjelas agar tidak merugikan keuangan daerah. “Kami mendukung upaya tersebut. Namun tentunya hal-hal pendu-

kung lainnya perlu diperhatikan,” kata Nasrul. Ia juga berharap sistem pembayaran pajak daerah di Kota Yogyakarta bisa ditingkatkan, di antaranya dengan terus mengembangkan pelaksanaan electronic tax yang saat ini baru diikuti 14 wajib pajak hotel dan beberapa restoran di Kota Yogyakarta. “Jika sistem ini sudah terbukti baik, maka bisa segera diikuti wajib pajak lainnya,” tandasnya. (tiq)

Manajemen Bencana Masih Buruk

TRIBUN JOGJA/HENDRA KRISDIANTO

PENANGGULANGAN - Gubernur DIY Sri Sultan HB X melakukan teleconference dengan petugas BNPB Pusat di depan SD Jetisharjo,Yogyakarta, beberapa waktu lalu. BNPB termasuk lembaga yang sangat baik mengimplementasikan Infrastruktur Data Spasial (IDS).

SLEMAN, TRIBUN - Belum tersedianya informasi spasial bencana alam menjadi penyebab masih buruknya manajemen bencana di Indonesia. Padahal ketersediaan informasi spasial dan infrastruktur data spasial kebencanaan mampu mengurangi dampak kerugian yang ditimbulkan. Pada kasus tanggap darurat letusan Gunung Merapi 2010 lalu, diteliti ada 36 institusi yang bekerja melaksanakan masa tanggap darurat bencana berdasarkan hirarki wilayah kerjanya. Baik di tingkat lokal, nasional dan regional. Berdasarkan penilaian kesiapan terhadap 30 parameter Infrastruktur Data Spasial (IDS), institusi yang sangat baik mengimplementasikan IDS hanya Badan Informasi Geospasial (BIG) dan Badan Nasional

Institusi yang sangat baik mengimplementasikan IDS hanya BIG dan BNPB. P ada le ang ttelah elah Pada levvel DIY DIY,, yyang baik mengimplemetasikan IDS adalah Bappeda Sleman dan Bappeda DIY DIY.. TA UFIK HER Y PUR W ANT O HERY PURW ANTO Dosen Fakultas Geografi UGM

Penanggulangan Bencana (BNPB). “Pada level DIY, yang telah baik mengimplemetasikan IDS adalah Bappeda Sleman dan Bappeda DIY,” kata dosen Fakultas Geografi UGM, Taufik Hery Purwanto SSi M.Si dalam siaran pers yang diterima Tribun Jogja, Senin (13/4). Meski ketersediaan data spasial untuk manajemen bencana dalam masa tanggap darurat letusan Gunung Merapi di DIY

dinilai baik, namun 92% institusi tersebut belum menggunakan standar data dan metadata. “Aksesibilitas data spasial masih lemah karena hanya 29,63% basis data digital yang dapat diakses melalui internet. Bahkan kegunaan data spasial masih belum baik karena 41,67% institusi yang menggunakannya hanya untuk analisis kebencanaan,” katanya. Menurut Taufik, kendala yang dihadapi ins-

titusi di DIY dalam penerapan infrastruktur data spasial adalah lemahnya akurasi posisi, akurasi tematik, database management system, kemudahan akses data, sistem metadata yang digunakan, dan ketersediaan metadata serta kelembagaan. Menurutnya, di masa mendatang diperlukan penyediaan data dan informasi spasial yang berkualitas, mudah diakses dan dintegrasikan untuk perumusan kebijakan, pengambilan keputusan dan pelaksanaan kegiatan dalam tahap tanggap darurat. “Data spasial ini sangat membantu dalam kecepatan dan ketepatan dalam pengambilan keputusan, semakin cepat keputusan diambil dapat mengurangi risiko,” pungkasnya. (mrf)


HALAMAN 16

SELASA PON 14 APRIL 2015

TEPAT MEDIA ROMOSI P UNTUK S ANDA I BISN

YOGYAKARTA

KEAMANAN Pemadam api mini 500mL atasi kebakaran cepat,taruh dimobil,dapur,kamar,H:75rb.081225412570 B00002.2015M125758-3

LISTRIK PB 450W=1,3jt,900W=1,7jt, 1300W= 2,1jt Proses cepat lsg BTL,081328960707,081903777852 Se-DIY B00002.2015M117477-3

Ps Br/Tb Daya 450VA 1,3jt 900VA 1,7jt 1300VA 2,1jt 2200VA 3,2jt .Marko 0274-377097/085100665858 / 081228334736/087738383473 B00002.2015M119217-4

Harga grosir/ecer macam2 alat listrik.Kunjungi:Berkat Listrik di Jl.Juminahan 3 Yogyakarta B00002.2015M119341-3

PB PLN:450W=1,3jt;900W=1,7jt. Proses cpt&pghemt listrik sd 40% 087738353278/52BA5282 CV.MJT B00001.2015M119787-3

USAHA RSI jual rak,mjksr software ksir jasa pendampingan JlPetung3 Papringan 560979/081386410484 B00002.2015M121012-3

Dijual Kdng Ayam Broiler Kap 5000+Alat Otmtis Lngkp,Panggung Lok Aman H125Jt H:0817272693 B00165.2015.125175-3

Jual usaha tabung gas/isi 3kg ada 100tabung harga Rp110ribu.Tlp: 08.7879.600001;02747802525 B00002.2015M126255-3

Jual beli tbg gas LPG 3kg+12kg galon kosong sgl merk antar jmpt H085601844423 Maaf tdk sms B01347.2015.126298-3

CANOPY Mandiri Jaya,spec.konstruksi besi, stenliss,kanopi,rolling,reklame,alumunium,tangga.Tlp:08562928678/087839063939/7E8DDB8F B00002.2015M119709-4

Folding gate,folding gate.Folding gate,folding gate. Folding gate. 02746616000/085726616000

HANDPHONE SERVICE KursusHP.com,Data Software 1Terra,Trik Spyberry Hardware 8GB PIN:31633877 Tlp:08995069969 B01126.2015.119811-3

B00002.2015M123624-3

Canopy,Galvalum,Pintu/pgr,RollingD,Folding G.Dll,Harga bvariasi. 085100566898 Bantul Yk B00692.2015.126012-3

GYPSUM Berkah gypsum Jl.Godean KM7,Jl. Wates KM4,5.Jual bhn&pmsngn,55rb / m,grnsi 10th.H:08122751491 B00001.2015M125066-3

Grosir Gypsum,bahan2,pemasangan,Punokawan Gypsum Jl.Palagan TentaraPelajarKm9 phone 869865 B00812.2015.125727-3

INTERIOR Mar Promo!kitchenset specialis mulai 1,5jt/m kamarset,intr kntr. FARinterindo 02746619664

PELIHARAAN MB Medan 7bl,LampngSpr 1th,Sul Kebon Merapi,Gacor.081392393924/Pin 54AA0F91(Mas Oki) B00002.2015M125292-3

Sepasang sanger lokal 8bln 1750/ knari AFS 40hr 125/AFS jantan& btina 4-8bl dll 085641539667 B00002.2015M126161-3

WS Koi Centre jl imogiri tmr km10 ktonggo(jejeran)wnokromo,mnrm spcial pmbuatn klam koi 081804335789 www.wskoicentre.com B00692.2015.126346-4

TERNAK Dibeli ayam mati kemarin untuk pakan ternak lele per kg Rp.2000, Hub:087738565056 segera B00002.2015M124759-3

B00002.2015M121875-3

Bth hunian desain,desain interior, renov,swa rmh,jual rmh,hrg mrh 081327060190/082113195247 B00002.2015M126328-3

KAYU Pintu Jati murah&ready stok.Kusn, Pintu,Jendela tggal pasang.Pintu mulai 200rb 087839814819 B00002.2015M119575-3

JATI DAMAI Tajem,psnan kusen,pintu &jndl khss jati perhutani 081392707079 www.jatidamai.com B00812.2015.120012-3

SWALAYAN Pintu Jati 295rb,mhni 200rb,kusen jati 59rb/m.Mulia Jati Jogja 08122771627

FOTOGRAFI Kairoz foto & video.Mlyani dok:nikahan,seminar,dll.H:02749780156 Dijamin murah&profesional B00002.2015M125860-3

MUSIK Dibeli alat musik,siap jemput kerumah anda,servis keyboard dan jual alat musik.08563895172

B00001.2015M126092-3

Dicari tanah urug,volume 1000m³, daerah Giwangan.H:087886023140.Bisa galian hotel/gedung B00002.2015M126107-3

PERHIASAN

LAIN-LAIN Obrl clsddk wstfl bathup wtrheatr alat closd sisapryk merk trknl 7477008/081904054950 nosms B00692.2015.124150-3

B00002.2015M126118-3

B01347.2015.111611-3

B01347.2015.118269-3

B00002.2015M121041-3

Angkutan Murah Trp Dlm Kota/Ringroad Jauh Dkt 40rb T:085729991818/087729991818/BB:327D99FO

ALUMUNIUM Persada(alumunium)kusen/partisi,jndl/pintu,kaca,rollingdor(besi)pgr, tralis,folding gate,canopy,tngga, balkon.082227997666 B00001.2015M122665-4

Trm servis/psg baru kusen,roling dor,folding gate,dll,las pgglan SMS/Tlp 085291072575 B00002.2015M126101-3

Trm psg bru/srvis roling door folding gate canopy dll.brgrnsi. H:085101950606/083869131131 B00002.2015M126102-3

DFTA etalase baru (lkp) alamat Jl.Wnsari km7 dpn Gpura Mantup T:081392072465 /087739385248 B01347.2015.126305-3

B00001.2015M119193-4

Transvision hiburan lengkap sekeluarga.Hub:081329125588/08562869395 www.transvisiontv.com B00001.2015M123591-3

Bagi pengguna TV parabola yg bermasalah atau siarannya hilang Hub:085247779704 B00002.2015M125965-3

CCTV AgenCCTVjogja-paket cctv IP 1MP 4cam 6.2jt,NVR 4ch+hdd 500 GB+pasang.Hub.Nita 085100844757

B00812.2015.122955-3

Paspor,AkteKawin/lahir/mati,srt pndh,KTP,SIM,Tlp:081225497325 Kami siap dtng ketempat anda BI Representatif.Urus HakCipta, Paten,Merk,HO,SIUP,NPWP,PT ,CV,UD,IMB,Pirt,MD,Halal,Pecah Tanah,Lap.Pajak,TDP,TDI. Hubungi: 085100692555 / 081915523599

B00385.2015M124630-3

NuSolusi bantu skripsi priv PHP/ MySQL/Flash/Office.Trima ketikan. T:08179432947 BB:53DEF170 B00002.2015M124716-3

B00385.2015M126272-5

B00198.2015M126407-3

B00692.2015.126349-3

BIRO JODOH S-Club tempat yg tpat cri jodoh. proses cpt,efektif.tiap bln ada yg nikah.Hub:085878695123

SPIRITUAL Dbntu sp brhsl htng rtngga usaha pesona khusus wanita&mslh hdp lainya konsltasikn dg kami 085701449380/02747822723 NoSMS

B00002.2015M125232-3

Hari gini masih jomblo? mau punya pasangan? Gabung aja di SERASI. Hub.9186077.08385894307

B00692.2015.122032-3

CCTV HD Samsung 2Cam IR:2,6jt, 4Cam IR:3,5jt. Dijamin bening ,garansi 2th. HP: 087839432171

B00692.2015.126015-3

Biro jodoh khusus PNS/Pegawai Bank wilayah solo/Yogya terima anggota baru.H:087845745240

B00002.2015M123495-3

ATAP Genteng beton arcon:flat,garuda. Kuat brkualits Ready stok.H:Teguh 08122791065-087839340854 B00002.2015M123012-3

Promo..Bata AT:625,Genteng Pres: 1050,Genteng Beton:3500,Gt. Glazur:3800.Hub:081802630068 B00165.2015.126071-3

CCTV mrh 750rb,2cam 1,4jt,4cam 2,4jt,CCTV premium ready.Bs kredit 087739226000/08156813335 B00002.2015M123588-3

KAMERA DIGITAL 1Hari Jadi Bergaransi Sony Samsung CanonNikon Benq Brica Hub: FP Jl Asemgede 28 Yk 521632 B00896.2015.126394-3

BAJA RINGAN Baja ringan kmp truss SNI0,75 grsi 10th h.105rb/m2 H082152630036/ 087734503336/PIN 520CF32E B01347.2015.119434-3

Baja ringan 100rb - 120rb/ m2,SNI,garansi,hit.Software baja ringan.CP 085228894800 B00001.2015M119713-3

BajaRingan trpsng 100rb/nt Canopy Galvalum175rb,foldinggate ,pagar tralis 087738829898 Arif B00002.2015M120716-3

Baja ringan 95rb/m² gypsum 75rb/ m² canopy bj ringan 170/m² rapi brkwalits SNI 081903714181 B00002.2015M123084-3

Mitra Perkasa Truss,baja ringan brkwlitas,jjr,tggjwb,pnglmn,garansi 10th,menjamin kekuatanya.100rb/ m² gratis psg.02748566636/087738866634/081227688070 B00001.2015M124893-5

TV Kmi bli hidup/mati TV/LCD/LED/ klkas/PS2/3/AC/dll Trm borong kmptr rosok/jadul:082133758103

B00002.2015M126000-6

Diklat pengobatan alternatif 19 April Terapi gurah,bekam,tsubdo,stroke vertigo.Biaya 150rb.H:085875767585/081280502017 B00002.2015M126108-4

(Gendam Sukma)Peluluh hati,pemikat,jodoh,kunci sukma,Putergiling,pelarisan/Hb:087839198918

B00002.2015M119519-3

Dbeli hdp/mati LCD/LED lapt netbk TV kmptr spkr kulkas sokes AC mebel dll 0838 6932 5471 B01347.2015.120325-3

Dibeli:TV/LCD/Laptop/PS2/Kulkas/ Komputer/Speaker/dll.Kondisi Hidup/Mati.Hub 085229108283 B00896.2015.120858-3

Dbli Kulks/Frzer/Sokis/LED/LCD/ TV/PS/Laptp/Netbk/Mbel,dll.1an/ Brongn OK.085743426922 Djput B00896.2015.124195-3

Dbeli Tnggi Hdup/Mati TV,LCD ,LED,Lptop,Klkas,AC,PS2/PS3,Cmra DSLR,dll.Brngn OK 081804350733

B00002.2015M126037-3

Beli Paling Tinggi juga LED,TV, Kulkas,Frezer,Mcuci Baru Mau Bekas Juga Mau H: 085100400233 B01347.2015.126090-3

LAIN-LAIN Kami Beli:Laptop,Netbook,TV, LCD,LED,Spker,Komputer,PS2, dll.KondisiHdp/Mati H:081931705322 B00896.2015.120857-3

Beli TV,LCD,LED,PS2/3,Kulkas, Laptop,Notbook,Monitor,Dll Kondisi Apapun Djemput 085601594988

B00002.2015M108954-3

Batu bata & batako lengkap murah www.jualbatubatamurah. blogspot.com / 085643165333 B00002.2015M113518-3

Batabsr600.Psir500.splt.BtuXpth.Tn urg-sbr.Js angkut pikuptruk.08562865296-085100131006 B00001.2015M120691-3

BataRinganYk 10&7,5cm ambil 630rb/m antar wilYk 675rb diatas 10m³ NG082132550573/0818936646 B00812.2015.121384-3

BESI CV SPA Jual Besi SNI @6mm= 21rb @8mm=38rb,10mm=59rb,12mm=84rb,Kulir10mm=60.H:0812.2716.4500 B00002.2015M121632-3

CANOPY Berlian Jaya:Canopybesi minmls ,mulai 150rb/m.Pgr:Pintu,trls,blkon,dll 081329009907/085799128907 B00002.2015M111453-3

Cnp bsi+atp plycbrnt/glvalum170/ m pgr225 pntpgr325 trm brs grns .BarokahJayaLas085100958561

B00896.2015.120860-3

Dibeli wajar TV-LCD-MCuci-kulkasAC-DVD-dll hdp/mati,satuan/borongan. H:E-Cond 08122737101 B00001.2015M121008-3

BU: Showcase/cheeler Sanyo 3pnt Kondisi istimewa, harga 8jt Hub: Isnawan 085729797858 B00692.2015.122355-3

PS3/PS2/LED kami beli dgn hrg tinggi 24jm.Terima servis PS3(down grade&ylod)H:085878608000 B00002.2015M123281-3

Dibeli LCD/TV/PS/Lptop/Netbok/ Komp/Mon/Klkas,dll.Hdp/MatiSyrt: Legal Brngn OK H085642742427 B00896.2015.124194-3

www.pelatihan-trawangan-maharbelakang.blogspot.com kunci ilmu ghaib.Hubungi:085643599599 B00001.2015M126327-3

Dicuekin&dihina pasangan?pasangan kabur?Mau balik kmbl?Mahar diblkng.Hubungi:085729286719

B00002.2015M121941-6

B00001.2015M126380-3

CV. A1 Desain Gambar Rumah 3rb/m2 (nego) Hit Struktur urus IMB Hub : 08180 4125 951 (Zul)

B00002.2015M122259-3

Dokter rumah anda bth tkng profesional Hbgi P Haris 081904090325/085729006496 dijamin puas

B00002.2015M123095-3

Grobak Sorong Angkong hrg Grosir model ALCO tbal 1,0mm 345rb, tbal0,6mm 295rb.081931734777 B01127.2015M123249-3

Bengkel Rmh,Anda Bth Tkng Profesional Hub P.Yanto 081227116883.Sms aj kami datang B00692.2015.124117-3

Plaksanaan Bngunan Rnovasi/ BaruBsr/Kcl Rmh/Ruko H:Naka 081236237342Gamping Anda sms KmiDtg B00896.2015.124578-3

Jasa bangunan rumah bocor dll. Tukang lngsg Hub:085728876047/ 081804322019 SMS Kami datang B00002.2015M125281-3

Ahli bngunan rmh,ruko,kos,dll bgn bru/rehab,bgs&amanah.H:Pak Sams.087739257389/085743413709 B00002.2015M125684-3

Renovasi,Plafon,Partisi,Pengecatan,Psg kramik,Almunium,Kaca, Psg pintu dll. T.082213819505 B00692.2015.126011-3

CV Bayuaji bangun baru renovasi,interior,eksterior,design gbr 3D,IMB,hit struktur,bs krdt.081904061960/085712672260 B00002.2015M126045-4

Siap melayani pembuatan rumah atau renovasi rumah Hub: Pak Kolidi 087838194479 B00002.2015M126140-3

Siap bangun rumah baru/rumah kos renovasi kecil/besar/pengecatan borong/harian.0818267105 B00002.2015M126187-3

Cash/Kredit/Trmurah/TV/LED/ Mcuci/ Klks/SpkAct/DVD/Dspr/PS/Compo H:GE MT.Haryono24 (387021)

PENYALUR TENAGA Sedia PRT,BbStter,rukti,waiter jaga toko,spr,admin,OB,cleaning servis.PT Esma 087839100398 B00001.2015M125068-3

8

Ahlnya Cnopy Glvlm&polycrbnt besi200,stainlis300/m grs djmn mrh H:082138917173/08562979624

HP Dibeli dengan harga pasti HPmu!! Nokia,BB,Android,IPhone,dll. Hub: 085743276789

B00002.2015M121580-3

B00002.2015M119304-3

B00812.2015.121381-3

KLINIK

PERCETAKAN Undangan,Brosur,Nota,Krt Nm,dll. Ambil order&desain Pin:520596E6/ 085101174243/081804158049 B00692.2015.121777-3

Cetak NOTA mulai 90rb/Rim,Undngn 2rb,Dus makan,bikin kaos.SMS/WA: 085643264285.BB:32416EB4 B00812.2015.123138-3

RAJA NOTA Kuitansi,Kop,Amplop, Map,Brosur,Bku,Undangn,Kalendr. Anda Tlp Kmi Dtg 085643023453 B01126.2015.123151-3

Kartu Nama,Nota,Udngn,Brosur,Umbul2,Spndk,NeonBox,papanNama, H:089699908970, BB:7F332441 B00896.2015.126065-3

B00002.2015M121883-3

B00002.2015M120141-3

B00812.2015.121380-3

SedotWC/salBuntu/smrBorPak Mugi.H:7831326JlGodean/Gamping SVSPompa Jakal 085327539598 Cpdt B00812.2015.121383-3

SdtWC tgki2500-3000L,SalMpet, Bor20-150m Jkl,Mgl,Jago085102852161 Mgw,Jaim,Wnsr085729601968 B00812.2015.121387-3

Pengurasan WC,Sal mampet,bikin Sumur,gali,bor,resapan air,Svc P.air H:085878955677 Lsg tkg B00002.2015M122270-3

Moro Lancar,sdtWC,salBntu,svs pomAir,SmrBor 085100432762 Jl.Wates.0817228577 Jl.Mgl lsgdtg

B00074.2015.123438-5

www.obatkuatjogja.info Viagra, Cialis,Procomil spray,Nangen, Vimax,alatSex P/W,Vacum Mr.P,HanSeng 081325270789 Jl.Anggajaya (TrmnlCC)Jl.M.Supeno Umbhrjo B00812.2015.123820-5

Rahasia terapi urut khs mslah pria&wanita(bnr2 terapi)ckp70rb ,Bu Tri 5asisten 081392625717 B00692.2015.124139-3

Pakar kejantanan yg termurah&trbukti smbh permanen tnp obat/ tnp herbal Hub:P Parjo 0817465887 js 70rb (mtd pjt) bs dpggl B01347.2015.124219-4

B00002.2015M125945-3

B00692.2015.126024-3

Brmasalh dg kejantanan anda?Hub Vella 87839647783.Diterapi djamn sembuh bs dbuktikn.No SMS B00002.2015M126105-3

Impoten Ed,Isk diabet kolesterol vertigo mgrn dll medis non medis Nyai Lingga 087738011809 B00002.2015M126112-3

B00812.2015.119075-3

AhliSmrBor 0-30m/suntik/sdtWC SalBuntu0274-9604007 Jl.GodeanJanti087738260003 P.Yuri24jam

B00812.2015.123136-4

Obt Kuat:Viagra.Vimax.Cialis. Levitra,Alt Bnt Sex L/P,Pmbsr Pns&Obt prgsng,Obt Mandul Semenax. KO’IM:081328410005.Antr Grts.Jl. Mglng km9 per4an Denggung

Ibu Ida dg 2 astn kusus lmh shwt,ED&besar panjangkn Mr.P psti disyng istri/085601939252

B00002.2015M113177-3

B00812.2015.119751-3

B01347.2015.122974-3

AHLI PIJAT SARAF.Sembuhkan :Lumpuh,Strok,Epilepsi,Saraf kejepit,Vertigo,dll.H:Drs Herman P.Tlp 087839230934/087736982177

B00002.2015M124966-3

Ahli SdtWC.salBntu,SmrBor/suntik, gali,svs pomp air P.Mur YK 085100442374/0817228556 LsgDtg

Armada sedot WC Yogya murah Telp 085101428993 / 0274-7428993 cepat bersih dan memuaskan

B01347.2015.122428-3

Anda cape mau pijat di salon Anindita, Hub : 085878319994 no sms.

Trpi stres/pobia/kcnduan dll mtd. Hipnoterapi H085747447440/5372EB28/www.fresh-Hypnoteraphy

B00385.2015M102576-3

B00002.2015M119703-3

B00002.2015M121968-3

Trapi kluhan pria/wnt mtde pjt js60rb djmn smbh tnp obat H:B. Rub081804381859(trpi beneran)

B00002.2015M124640-7

Ahli sdotWC SalBuntu sumurBor/Gali pompa air.085100411450 Krgmalang/JlGejayan.087739695520

SdtWC,limbah,kurasLumpur IPAL,SalMampet,SmrBor,Gali.LsgTkg,Murah 087839834544/085100144995

B01347.2015.121713-3

Tlat bulan? solusi pasti,cpat,amn tnp ef smpg,ckup 1xpke djmn 100% tuntas.085729284440

Pijat cpk drh tinggi vertigo asma BB brmslh Hub:B.Parmi P/W drmh 085867471399/087838287965

B01347.2015.124634-3

AhliSmrBor Sntk SdtWC SalBuntu SvPmp 0274-7861223 Banciro 085100412459 JlGodeanWates PMalik

B01347.2015.121076-3

Pjat capek2 kjantann hprtensi hpotensi vrtigo diabet P/W js 60rb 1jam B Ambar 087738856000

B00165.2015.124568-4

SEDOT WC Pusat sdot WC/SL Buntu ahli bkn sumur Bor dlm 0-80 mt Pak Mardi Blawong 085291886699/0818271723

B00812.2015.119425-3

B00002.2015M120225-8

Obat telat bulan tnp efek samping kwlts obt djmin, 100% lncar H:087836273377/ 085226922227

Pengobatan alternarif Ny Mira mengobati ejakulasi dn lemah syahwat,impoten,ambaien,kusus refleksi kaki cuma 15rb.Buka jam 9pagi-7mlm,minggu tutup.Jln Magelang km4,5.Hub: 02746411053 ,087738087737 sejak thn 1989

B00002.2015M124048-3

SedotWC/kurasWC/WCmampet .08122995754 Jl.Godean-Jl.Bantul. 085103127999 Jl.Wonosari-Kalasan

PENGOBATAN Pijat refleksi Bang Jonili mnymbhkan sakit pinggang,salah urat, Migrain,engkel,keseleo,diabetes ,darah tinggi,asam urat,kolestrol, strok,asma&sesak nafas.Berijazah IKNI.Jl Hayam Wuruk No.106. www.javamediabisnis.com, Massage PSIM-PSS,08562875225

Obat Kuat,Pembesar Pns,Perangsang W,Obat Hernia,Alat Bantu Sex,Azay:0877 3930 0704 Jl.Magelang Km12 (Sblm Polres Sleman)

Mandiri Jaya Tehnik srvice panggil grnsi khusus kulkas&M.cuci T:085106165064 /081328711780

Anda skt slt diobati:strok drh tgg,pgl,encok rmtk dll InsyaAllah bs diobati H:087845659278

SUMUR BOR Spesialis bkn sumur bor sdotWC ahli bor dlm tebus batu P.Mardi Hub:085291886699 Jakal 0818271723

B00002.2015M126123-3

Bekam-Pijat-Kerikan-Akprsur:Capek pusing insmnia asma&prwtn luka diabetes 085292676094 Edy B00896.2015.126400-3

B00385.2015M102592-3

Spesialis borDalam,sdtWC,saluran mampet T:085102600511/0818201763 P.Dani,Alat milik sndiri B00812.2015.113398-3

Ahli sumur bor dlm tmbus batu suntik svs pompa sedot WC alat milik sndri.H:9150999 H Murah B00002.2015M119638-3

Sumur bor (20-100m)Tembus batu/ Gali/Resapan,Psg&svs:Pompa Air 085100333665/08562878665 Grs B00812.2015.121068-3

TIRTA WASIS,SdtWC,Bor/gali svs P.Air/ SalBntu.Wahid081283020600/ 085868780690Godean/Jl.Wates B00812.2015.121385-3

Ahli smr Bor tmbs batu/pompaAir/ SdtWC.P.Tri.Gejayan&Jakal 081802742838/085100545678 LsgTkg, Murah,Jujur,Siap 24jam&Grs1th B00812.2015.122956-4

“Oasis”spesials bordlm tbs batu, suntik,sdtWC,srv pompa,Blawong H:085103027172/081931721831 B00002.2015M123758-3

Ahli sumur 10-100m,gali,servis pompa air,SdtWC,sal.Buntu.P. Nuri 081226561001 sgr dtg 24jam B00812.2015.124445-3

Mbah Trimo Tkg Bor Dalam 0-150m alat sndri psg-svs pompa air sgl merk sdtWC/sal buntu grnsi 1th 02747166637/081904000037 B01347.2015.124637-4

Ahli SmrBor0-100m,sdtWC/svsPompaAir.P.Daldiri JlMgL 085102434741 &Godean082136574428Mrh&Jjr

OBAT Anda Telat Bln&Haid tdk lancar? Prss aman 2-3Jam Brhsl,100% Tnp efksmpg(Grnsi)081904136000 B00002.2015M118946-3

Butuh obat aman telat bulan anda? dijamin 100% brhasil dlm 2jam grnsi tuntas H:081903444484 B00002.2015M118950-3

Obat Telat Bln/Telat Haid Djmin Asli/Brkwalitas Ckp 1xPke 3Jm Tuntas H:085747-525222 Grnsi B00002.2015M119472-3

Cra cpt lancarkan haid&tlat bln(trbkti 100% amn tnp ef’smping) H:085643-643627(grnsi 100%) B00002.2015M119476-3

Obat lancarkan haid/tlt bulan dijamin 2-3jm lsg lancar 100% aman&bergaransi H:081915559797 B00002.2015M120182-3

Obat tlat haid cukup 1x pake brhsil,KW trjmn trbkti aman tnp ef smpin appun H:087839842333 B00002.2015M120705-3

Obat tlat KW1 1-3 jam sudah bisa keluar trjamin 100% aman tnp ef samping.H:087 838 4000 63 B00002.2015M120708-3

Obat telat bulan aman 100% lancar kwalitas obat d jamin hub : 087836273377 / 085726355557 B01347.2015.121075-3

Spesial obat telat bulan solusi cpt ckp 1kali pmakaian 1.2jam tuntas 100% H:0877-1999-0003

PIJAT & LULUR Bu Wiwin spesial pijat terapi pegal² dan capek, Jl Parangtritis KM 15.Hub: 0821 3884 8584 B00002.2015M112542-3

WonderfulMsg kpster mantap,Jl. RRbrt P4anDemakijo keutr2Km tmrjln(sblmSlknMtrm)085643030463 B00812.2015.118598-3

Anda ingin pijat kerik urut Hub: B.Shella 0857 7695 0505 pelayanan ramah dan sabar B01347.2015.119092-3

Pijat Urut dan Capek-capek,Ejakulasi Dini Hubungi:Mbak Rus HP:087838997813 B01126.2015.119110-3

Anggun mssg mlyni pjt cpk2 ksleo urut krik TmrPLN Rjwinangun 085727869686/Anis087839008918 B01347.2015.119431-3

Pak Joko ahlinya pijat urat kejepit ksleo sakit pinggang&semutan bs panggil 0858.7881.8599 B01347.2015.119756-3

Jogja Reflexy Msg tng cew,rmh ,spn Jl Psr.Kembang dpn Htl Berlian 081326611362/087739028966 B00002.2015M119970-3

Pijat khusus laki-laki wilayah Yogyakarta.Hubungi:HARDI 085799170408 B00001.2015M121365-3

Nabila pjt cpk2 slh urat krk JEC keTmr400m blkg PomBensin ke Utr400m Ita087839572752 no sms B01347.2015.121391-3

B Ida 087838234778 dg 5trpis rmh sopan jd fresh RR Tmr per4 Ktgde/Ngipik keUtr100m Modalan

B00812.2015.124774-3

B00002.2015M121678-3

Ahli sumur gali,bor sedotWC,svc pompaAir rusak,sumur trcemar siap dtg P.Tarjo 087739361777

Obt tlat bln,djmn asli kw no 1,trbkti 1xpke 100% tntas, aman tanpa efek smpg. 087834100999

B01347.2015.125491-3

B00002.2015M121966-3

B00002.2015M124764-3

Ahlisumur bor dlm suntik servis pompair sedotWC sal air buntu HP085100427551 Hub Janturan

“Obat tlat bulan&lncr haid”djmn 12jm lsg tuntas,amn tnp ef’smpng(grnsi) H:085-291-8888-99

SdtWC/SalBntu/SmrBor P.Yatman Jl.Wates/Gamping085100400668 Jakal/Monjali085292531172LsgDtg

B00002.2015M125600-3

B00002.2015M122485-3

B00002.2015M123023-4

P.Adi Blawong Ahli smr bor/sntk gali/sdt wc,mpt,psg/srvs P.Air.081227596059 lsg tkng

Untuk obt Haid&tlat 3jam lancar? aman tnp ef smping 100%djamin grs H:087879666663

“Bunga Daun msg”anyar2 mas.Vava, Ayu,Yola,Mey,Raisa fulAC RRutr,brt UPN087837440011,7FAE17EF

B00198.2015M124285-3

B00198.2015M121321-3

B00001.2015M119099-3

Spesialis pengobatan kulit belang putih/vitiligo jl Kertajaya 7f 28 Surabaya.081553199220

B00001.2015M123719-5

PengurasanWC cpt brsih dgTruk TangkiKhususTdkCpt pnh lg.H:ChandraKirana12Sagan562858/589589

B00002.2015M119588-3

B01347.2015.125166-3

HERBAL Grosir Propolis harga dijamin lbih murah.Info www.mulyosariherbal. blogspot.com.08157967376

Mandiri Tehnik Jasa Panggilan, AC,Kulkas,M.Cuci,Frezer Krj ditmpt, 081280826654/087738041112

SedotWC-Sal mampet&ahli sumur suntk/bor/svs pomp Umblhrjo 02749278503 RingRod 081215517600

Mandiri Truss,spesialis atap bjrgn, canopi,pgr Rp99,999/m.Garansi 10th 087838414064,26646AD4

B01347.2015.122474-3

Pasang gigi palsu bergaransi harga terjangkau Hubungi : 0817260624 Banguntapan

AhliTV Tabung,LCD&LED Pak Supri cekTV=Gratis,Lngs Jdi dt4 servis Panggil=10rb”sDIY&24jam” Rmh=0274-4361652 T=085100870070 M=085878282940 X=087838724179

B00812.2015.123141-3

B00692.2015.126358-3

B01347.2015.122425-3

Ahli psg gigi plsu cpt & rapi bergaransi hub: 087739384035 / 085868142935 Fauzan

B00001.2015M121141-3

B01347.2015.123124-3

Telepon PABX Panasonic.NEC .Nitsuko.pasang.servis.tukar tambah. hub:CSK. 0877.3777.9457

B01347.2015.122424-3

Psg gi2 prfsional kwlts trbaik bs psg bhl&svs tmbal mul:30,50,100 bs dpgl 087839090836Muza

SusuNabati plancarASI mama soya tbktiMnmbh kwnts&kwlts ASI. Di Apotek/Mnmkt tdkt 0817278232

SedotWC,SmrBor dlm,Sal Buntu 085100419954 Semaki Wirobrajan P.Zahid 9263661 Jl.RingroadUtr

B00002.2015M126160-3

B01347.2015.121101-3

MuhammadDental Gigi&Bhl cpt rapi&grnsi30,45,100 brshkn krg gi2 bs dpgl kmna sj085643318977

B00002.2015M121492-3

Murah sdotWC,pnuh,buntu/pom Air/smr bor,sntik/087739394535/ Gamping/085641590049,Janti,Maguo

Beli paling tinggi=TV,LED,kulkas,camera dgtl,handy cam,dslr dll.jual=TV dll/085641539667

B01347.2015.121071-3

Psg Gigi&Behel Murah Brkwlts& Brgrnsi H081904167870XL -08213705447Simpati,trma Pggln Herman

Ahli neonbox berkualitas huruf timbul stainlis kuningan acrylic Hub:081215570570 kami dtg

B00812.2015.122957-3

B01347.2015.126088-3

B01347.2015.120762-3

Pasang gigi palsu bergaransi harga terjangkau Hub: 081327696693 Jl. Wonosari km 5.

B00002.2015M120534-3

B00002.2015M125003-3

Paket DVD Ribuan Design rumah minimalis dan Taman istimewa hanya 98rb Hub:085735126625

B01347.2015.120027-3

Ahli psg gigi&behel brgrnsi mul 30.50.90rb Alfin 081804166624/ 082221052250 anda tlp km dtg

REPARASI Servis TV Panggil Jl.Gejayan13 F=0274-7444624 T=085102444624 X=087738475085 I=085702557000

Arsitek,Interior&kontraktor.Amanah& bergaransi,Westprog Studio H:081226613858/081915537795

B00001.2015M120481-3

B00896.2015.126401-3

B01347.2015M113340-3

Ahli psang gigi & behel brgaransi hrg 30 & 50 anda tlfn kmi datang H: A Zaini 081578877748

B00896.2015.126063-3

B00002.2015M124361-3

Siap bantu bangun baru/renovasi rmh,ruko,kost2an,mrah,jujur,gransi .H:087838537237/2970B4B4

Pesugihan putih,psgn Islami, psgn TP psgn TK kusus trllt htng+bth mdl,jd ky 085794236482

B00002.2015M124928-3

B01347.2015.124220-3

B00812.2015.119074-3

REKLAME Ahli huruf timbul stainlis-kuningangalvanis-acrylic-huruf menyala Hub:087739397171

Umbul2X,Spanduk,PapanNama ,NeonBox,H:B2D,Jl.Antareja 9 Wirobrajan, 02743335097-BB:74AE9672

Gambar kerja,Desain 3D,IMB,hub 081375445016,081914321004, web.www.efisien-bangunan.com

Berkah Canopy harga mulai 150/ m pagar balkon reling tralis Hub 081804775758 / 081325209457

B00812.2015.121386-3

B00001.2015M126230-3

Sekecil apapun pkerjaannya kami siap bntu anda.Bgn Baru/Renov Design RAB.H:081227943049

B00001.2015M119246-3

Ingin psg Canopy awet,mrh,sejuk ,tdk panas,tdk berisik?H:Budi 085225801009(canopy go green)

Doa kesembuhan/kelimpahan berkat/kselamatan.Hubungi:081215514500

3hr Gb slsai;Grts Gb&RAB u bgn br/renov;Rmh;Kost,htl/villa,ruko, t.ibdh,gudg,dll.Trm;Gb2/3D/IMB,urs IMB,HIT,Bton,plks cpt,trprcy hy: 4blnn,H:082221954777;Byk cth Gb;Tlp/SMS sy dtg!!!

Solusi gmbr krja,RAB&plksna bgn baru/rnvasi rmh,kos,ruko,t4 usaha dll H:Hirata 08562963030

Dibeli/TV/LCD/kulkas/freezer/Laptop/Netbook/Mebel/dan elektronik lain.Hub: 085228521194

B00002.2015M126219-6

B00002.2015M120672-3

Terima Hdup mati laptop/ntbok/LCD/ LED/Kmputer/speaker/rosok/PS eletonik DLL H:085743875428

B00002.2015M125305-3

BATU BATA Jual pasir, batu, split, harga murah siap kirim cepat. Hubungi CP : 0877 3989 0990

B00002.2015M119010-3

B00002.2015M123007-3

Beli paling tinggi TV,LED,kulkas ,msn cuci baru ato bkas djmput .H:087734074545/085712837945

Gendam jalanan tunduk patuh seketika,bisa percepat hutang lns,cck untuk pelt,jualbli,ngh/ htng,pelrsn,pelt sejenis.Gndm lwt HP,ilmu uang balik.Mahmudi. 089626549025/BBM:2BA698EF

Amanahkan desain&pembangunan rumah ruko kos dll,murah amanah berkualitas.Telp:0274-9186989

B00896.2015.124197-3

B00896.2015.124579-3

B00002.2015M126116-3

ARSITEK Konstruksi,khusus rumah tinggal, bangun baru,renovasi,arsitek. Hub: 085878181873

BANGUNAN Suntik beton atasi beton bocor,retak, keropos.H: Pak Dwi,CV.Gardita 0274-372487/08122742964

B01033.2015M124524-4

B01033.2015M125970-3

B00692.2015.125456-3

FITNES/SENAM Mau Sht&Bugar?Aerobic,Fitnes, Pilates,BL,Yoga hy diKartikaDewi FC Jl.Kyai Mojo 18A:8551222 SMS: 085228882300 pinBB 2B2F52D7 GIGI PALSU Dental gi2&bhl srvs vrplast mul30 50dst Mz Hidayat 087857703936 brshkn krg gi2 BB538016e7

Semar mesem/jaran goyang/buluh perindu(100%solusi)pemikat, peluluh,jodoh,buka aura,kunci sukma,puter giling,wibawa,pekerja malam/sanggar klenik jogja:08174111101(Pin BB:32109110)

KONSULTAN Konsultan: bisnis, hutang,managemen,bangkit dr kebangkrutan. privat/kelas. 087838523519

B00002.2015M124036-3

PARFUM Grsr parfum Online store:www .parfumnil.com/T:0274554359/ 085743960001 Disc20%-40% djmn asli

B00002.2015M122057-4

B00879.2015M120459-8

B00002.2015M125903-3

B00002.2015M124964-3

OmahDesign kontruksi bangun baru/rehap bonus desain.Mulai 2,5jt/m² CP/WA:082135416955

WEBSITE Jasa website+SEO&Pmbuatan aplikasi kntor,profsionl.Jsa promosi. Garansi1th+maintenance.www. jos.co.id H:085743006666(Aris)

Melayani orang sakit yg tidak kunjung sembuh,bangkrut,putus asa,terikat dosa.081806594312 Anda py mslh Keuangan? Htg yg numpuk? Kmi Bntu Anda.Kmi solusiny.P.Ahmad 087808468449

INTERNET Promo web berkualitas mulai 500rb.082310522303/085743403344.BB:76B7231C.www.jagonyaweb.com

B00002.2015M124033-3

B01347.2015.124633-4

OPTIK Apapun Keluhan Penglihatan Anda,Serahkan Kpd Kami Optik Naufal Jl.Wahid Hasyim No.33 Tlp:374357 Trima Resep dr Dokter Mata/Periksa Mata Ditempat.

B00002.2015M118948-4

ki sarpo jgad prnrmal solo mlyani: Dompet malaikat,dirga balik,pngsihan tmbus pandang,uang ghaib ,pndmping jin mslm&ifrit,rajah kalam rogo,penyembuhan sgl mcm pnykt,uang bibit,sbk pentang jagad 08156712306 karangmojo07\02 tasikmadu karanganyar

B01126.2015.125765-3

Spesialis gambar 3D/2D/IMB/ Dsign prdk-pake V-ray hasil bgs dkrjkn arsitek Htl-082220725260

B00002.2015M124083-3

Obat tlt bulan & tlt haid kw1(Depkes)aman,tuntas,brgaransi 100%. Dtg&konsultasi bs di tmpt H: 085740662009/087739010401

Siap bantu skripsi tesis disertasi olah data dll.Semua jurusan.Hrg terjgkau.Cp.08122769625

CV.Cipta Dunia proses aman,merk dagang,halal,MUI,CV,PT,IMB,dok UKL/UPL.085643005109/9318954

MONEY CHANGER

OBAT “Mengatasi telat bulan&haid” djamin asli,brhsl 100% aman tnp efk smpg(grns)H:085-702050-700

B00165.2015.125784-5

B00002.2015M123042-3

9 cnlstn.disertasi,tesis,skripsi, PTK,olda,Gbr Krj.085640239559/ 085292268677.Concat-Gamping

B00692.2015.126030-3

Taksi PU GranMax&Truk dlm &Lr kt.Dlm kt 50rb siap 24jam. 6557198 / 087739379699/085647163373

B00692.2015.122863-3

B00002.2015M125915-4

Konsul skripsi,tesis,olda,prgram,all jur,murah+grns+prof+no plagiat +trjamin.SC081392393924

B00002.2015M125230-3

B01033.2015M125968-3

ANTENA OKEVISION untuk pencinta movie tahan cuaca.Langsung pasang.H ubungi:085725775566/089662154159 www.okevisionjogja.com

B01347.2015.119759-3

TRANSPORTASI Djava trans motor tacxi dan courier praktis murah dan terpercaya dalam ringroad 10-20rb driver sopan Hub:0812 2646 5680

B00001.2015M119388-3

B00002.2015M119603-3

Jasa angkut&kirim paket/pindahan dlm&luar kota Cary Box&Truk Box. Hub: Teba Exp 08179444702

TEKNISI Ogyatama Servis: AC,Klks,Frzr, Dspnsr,Mcuci, brgrnsi (0274)7008383 ,081804248383,08129535402

Himawan,ST,SE,SH,MM-anti plagiat AlumniUGM-eknomi/hkm/pddkan/ kshtn-cpt-bkwlts 087845651959

B00002.2015M123668-3

B00001.2015M126420-3

ANGKUTAN “taxi barang” jasa angkut pindahan kos pameran rumah kantor 50rb. 24jam 9598800/0818463061

B00002.2015M111171-3

“A”Siap bntu skrpsi,tss&dest all jur.Era(Jl.Janti Gedongkuning blkg STTL)551461/0818277603

Mau buat UD,CV,PT,NPWP,HP ,SIUP,TDP,IMB,SIUJK,PIRT,urus srtfkat. H:085643606587 Hndl trjgkau

CLEANING SERVICE Bersihkan kamar mandi wastafel batup closet berkerak kotor hitam 085228739434 brsh trbukti

B00692.2015.126026-3

SKRIPSI Khusus menangani disertasi Hubungi : 081219271004 sejak tahun 2000 Markaz bantu skripsi tesis olda disertasi prof grs bs nego (utara JEC) T : 0812 2784 5566

BIRO JASA CV BKM urs:paspor,HO,SIUP,TDP, NPWP,IMB,CV,lap pajak SPT,STNK &SIM.0274-6931749/087839035379

B00001.2015M124887-3

B00896.2015.126059-3

TANAH URUG Tnh urug rit truk dump,siap krm vlm byk,sirTu,spelit pasir batu X.085102436199/08175422733

B00165.2015.120426-3

Pasang Iklan Tribun-KR.H:B2D ,02743335097,BB:74AE9672, Jl.Antareja 9 Wirobrajan Yk Bs Tnfer

Ymh PSR&SpeakrNLA,Drum.JlbeliBr-BksLkp&Mrh diYk.Trm Srvc Jln Paris 105:378361/082120200070

UD SewuSejati:Jl KusenJati 45Rb/ m&Daun Pnt Jati Mrh Prtai Bsr/Kcl 087739797306/082300031919 B00692.2015.126360-3

PERCETAKAN Nota nota nota harga mulai 80rb ambil antar gratis.Desain jg gratis.Hub:088216044699(Hari)

B00896.2015.126062-3

B00001.2015M122658-3

Folding gate termurah Jateng DIY. Buktikan!! Subur Jaya 081578880469 / 081903742379

BIRO IKLAN Psg Iklan TribunJogja H:798682/ 08122964532,Pin28D77973 Jl.GodeanKm6,5 Bs Diambil,Ada Paket

B01347.2015.121714-3

Emi pijat capek² lulur dll pria wanita sabar,berpengalaman,timur pom bensin Bogem kesltn 300m,H: 085729630256,dtmpt NoSMS

B00812.2015.124769-3

B00002.2015M125664-3

B00002.2015M122583-3

B00198.2015M123236-3

Sedot WC/Sal Buntu/Smr Bor.P. Jamidi 0818282016 Jl.GejayanJl.Solo 085103916633 Jl.RR utara

Hub: 085106135997/085729444013 ,Bor/suntik/Gali/servis pompa air/ sdtWC.P.Sar langsung Dtg

Obat telat bulan dijamin kwalitas no.1 ckp 1xpakai lsg tnts 100% Hub:0878-3888-1666(Grnsi)

Dewi masage mlyn masage trdisonal mndi rmpah pggln htl24jm noSMS noprvtenumber082323083353

B00812.2015.124770-3

B00812.2015.125722-3

B00002.2015M123377-3

B00002.2015M123290-3

TANGKI SdtWC,SalBntu,SmrBor 085713390776Jmbor Gjyan,Jakal 085100854298Godean,UH.P.Rianza24jm

Spesialis svs pmp air smr bor 0100m sdt WC hub P Ali 081904011881/ 081311612788 jjr grnsi

“Obat Telat Bulan”Aman100% tnp efk smpg,1-2Jam brhsil(Garansi smpai tuntas)H:081-7060-6090

“Syahrini Massage”15tng wnt cntik,sbr,muda,high class,service OK,dtmpt/pggl.H:081359772706

B00812.2015.124772-3

B01347.2015.126083-3

B00002.2015M124081-3

B00002.2015M123630-3


SELASA PON 14 APRIL 2015

HALAMAN 17

TEPAT MEDIA ROMOSI P UNTUK S ANDA I N BIS PIJAT & LULUR Pjt Fullbody scrub khs pria terapis pria muda Nologaten dkt Amplaz 08111460856/08983045677

SALON Grand Opening Sakura Massage crmbt hair style.Fas:AC,muda ramah,parkir luas.H:081913141548

KREDIT Pengen KPR yang cepet tidak ribet.Dan yang pasti tidak pakai BI Checking.Hub:087839459777

LAPTOP Pasti Dibeli Smua Kndsi Lptop,Netbok, Tblet,CPU,TV,LCD,LED,PS3,Brngan OK.Djmpt 087739307632

Bu Dian mlyni pijat capek2 kerik HP:081226203455 perempatan blok O ke barat dkt POM bensin

Vrida Sln Mlyni:Ptg,Crbt,Fcl,Tt Wjh,Smr,Msg,Llr,Kpstr Prof&Rmh, RR.Ngipik087739835399 NoSms

Dana lsg cair jmn BPKB mbl/mtr cair tnggi bng rngn bs T.Over/gadai mtr+STNK,H:085701083455

Dibeli laptop/CPU/LCD proses cpt hrga tnggi siap jmput Jogja&Sktr sgla kondsi 085729303633

Christine mssge(43th) 087738707207 slrh tbh cpe2 fresh sbr sopan keibuan bs curhat di tmpt

NewGeishaSalon dgn trapis muda amanRR barat p4anDemakijo150m/ tmr jl bka9-8mlm,087838235199

Solusi dana u/ bantu Pngambiln jaminan diBank,syrt:Ada Pncairan diBank lagi 085290086999

Laptop/netbk=1jtn CPU=375 mon= 175 printer=200rb.Terima servis/ tt.Ebit comp.H:085100624007

Mba Camelia 0856 4222 8769/ 0821 3697 7344 u/Anda yg ingn Fres &Rilex Djmn Ok Khs Dpgl noSMS

Gunting rambut disesuaikan wajah,makeup cantik halus sempurna,Kriting komputer,rebonding, ionjepang,sulam alis,eyeliner,bibir 1dimensi-11dimensi Sunflower Bridal Salon Jln Bintaran Kidul 17A Yk.Tp:0274375952 Jln Godean km7 No35 Tp:0274797451

Khusus kredit macet-brmslh.Agunan dsita-lelang.Mediasi pendanaan: 085729885678/BBM:7F8520CF

LCD PC Made in Japan C2D 2,93/DDR3/ 2/160/Twr Grs 1Th/1,275jt.Hub: 087838408141/081229616604

B00002.2015M123742-3

B01347.2015.123834-3

B01347.2015.124214-3

B00002.2015M124316-3

“Dina Mssg”Sentuhan khangatn& klembutn,ful srvs,djmn puas,ramah,kss dpgl 087739887800 NoSMS B00002.2015M124391-3

So Sweat&Fantastic.ALLMORE Massage.Trapis Ramah&Handal.T4 Nyaman.AC.Pr4an R.Road Demak ijo keUtr 30m brtJln.081931773176 B00812.2015.124446-4

Spesialis pijat khs laki²,Jl Paris km15,Patalan,Pom bnsn kslt.Ibu Reni Bariah,081390233408 B00002.2015M124646-3

Melasti Mwr mssg all in/pjt capek (6pg-9mlm)Umbulharjo 087838998996 pgln 24jam 35thn

B00387.2015M119164-3

B00165.2015.119491-3

B00002.2015M124273-3

B00002.2015M125873-8

Aracelly Trf Pljr,Bikin Km Tmpl bda Lho,Dtg Aja DJanti 61 KlngJmbtn Plg sltn,Djamin Cling B01126.2015.126051-3

SHAMPO Shampo noni bsy,Aura Glow & Theraskin BPOM,dijamin asli&lbh mrh,grosir/ecer.H:087838267678

B00001.2015M122127-3

B00002.2015M124648-3

Terima pijat khusus pria untuk kelelahan & capek2 tarif murah Hub Amat 085729391894 B00002.2015M124691-3

Hesty Massage melayani pijat capek²,urut,kerik.HP:081578677533 Pura Sorowajan kutara ±100m B00002.2015M124943-3

087839666050 Mbak Yeni profesional masage kebugaran berijazah spesial cpk khs dpnggl noSMS

ASURANSI BPJS blm mak melindungi?saatnya mnambah perlindungan(biaya rwat inap s/d 1jt/hr+biaya bedahs/ d10jt)dg iuran bulann murah/bs grts 081225127929 Aden AXA B00002.2015M126217-5

Emely Massage,full body kontak siap untuk anda dijamin puas,Full servis.Hub: 085640469132

BANK BPR Karangwaru, Kredit Murah 0,95%,Proses CptJaminan BPKB/ SHM Hub Tyas 085643851425

B00812.2015.125155-3

B00631.2015M125978-3

Ayu trima Massage capek kerik lulur ramah sabar di T4 Hub: 087739565772

BPR Karangwaru, Kredit Murah 0,95%,Proses CptJaminan BPKB/ SHM Hub Anto 085-692-617-533

B00002.2015M125300-3

B00631.2015M125982-3

Ahli pijat laras 4trapis cpk2 slhurat kctit kerik dll Timur Perempatan Wiyoro 085729234787

BPR Karangwaru Kredit Murah0,95%, Proses Cpt,Jaminkan BPKB/SHM Faiz08563998729,087739575282

B00002.2015M125389-3

B00631.2015M125986-3

Special promo hnya 50rb sdh dpt pijat terapisnya cantik lagi,pokoke mantap hb.085642170155

BPR Karangwaru, Kredit Murah 0,95%,Proses CptJaminan BPKB/ SHM Hub Anto 085-692-617-533

B00692.2015.125434-3

B00631.2015M125990-3

Body Massage Lulur Totok Wajah Khusus Wanita Hub:Andre 0857 4361 2797 / Pin:5490B516

BPR Karangwaru, Kredit Murah 0,95%Jaminan BPKB/SHM Hub Indri 085743366224

B00165.2015.125542-3

B00631.2015M125991-3

Sebastian Massage 24th utk pria wanita pasutri bs ditempat dipanggil 087839021500/322B056A

Anda bukan PNS mau pensiun 500jt tunai/3-5jt/bln gabung di BNI Life Premi 6jt/th 5x santunan duka 70jt minat hub Agen 085875774910 P.Gi

B00002.2015M125057-3

B00002.2015M125711-3

Emely Massage,full body kontak siap untuk anda dijamin puas,full servis.Hub:087839147282 B00812.2015.125725-3

Pijet sehat putri Keysa terapis 7 Per4an Ngipik 0896 0769 9794 no sms B01347.2015.125756-3

Lia(27th)cantik,fullbody,sexy,sbr& ramah.Mlayani massage.(khs dpggl kehotel).H:087843186853

B00002.2015M126142-5

Dana cpt s/d 500jt?Bunga mrh 0,95% jmn BPKB/srtfkt tnh Azis/BPR KWP (7883687/087838682824)

B00002.2015M126150-3

BU 5s/d1M jam BPKB/SHM dibantu sampai cair,jangka sth H:Rio 0817265429, 0816286657,bs TO,RK B00002.2015M126207-3

Massage fulbody bener2 pijat,lulur kerik,rilaks,tng pria,muda,khs dpnggil aja 081903754394

GADAI 5Menit cair tnpa bunga mbl/ motor+STNK HP,BB,Laptop,tablet TV- LED,camera,orgen 087738311867

Sintia masage memberikan plyanan sbr/ramah djamin fresh&rilex kss dpggl 081229 313 818 ok!

Dna lsgcair.Jmnn BPKB/ttpmtr/ mbl+STNK.Amn&dpt cshbck.JlGodean Km4.085747000838/087738829877

Lidia Masage solusi bwt anda yg ingin fresh&rilex djamin sbr/ramah pasti ok!081227 68 5252

Gadai tnp bunga mbl/mtr+STNK BB,tablet,laptop TV-LED cmera brg aman tdk dipake082314427328

Julian Massage pria muda ganteng bersih khusus panggilan Call: 0877-3989-4689

Dana tunai jaminan BPKB mobil / motor masih kredit tetap bisa. Hub: 082220355857

Lisa Massage wanita muda cantik sabar khusus panggilan Call: 0823-2239-2856

Ttp mtr/mbl STNK sgl plat/th lgsg cair&plfon tggi/amn/BPKB mtr/mbl t.surve/pot087738557006

Dona 28th manis,sabar,teman curhat,all in call.Hubungi:0878 3827 6039

Gadai BPKB mtr/mbl langsung cair syarat mdh kantor resmi&aman 0817275250/085726975577SMSok

Fress banget cantik sexy dijamin puas.Tenaga muda.Hubungi: Nayla 087736031855.No SMS

Dana cpt lsg cair,jaminan:BPKB/ Elektronik/Mobil,Motor+STNK. Hub:Buana Mandiri 0274-3000145

P.Aris(44th)capek2 urut kbgrn service man for man,bisa dipnggl/ ditmpt Hub:082325417774

Bth dana mddk cpt&lgsg cair.Jaminan mtr+STNK/BPKB mtr aman& rsmi.085100875853/087838100580

Mandala Top Massage 42th khs pria&pgln spcl tamuHtl 085878410081 bkin frsh&relax callmeNow

Sebrakan non bank 60jt-2M jamin sertifikat tanah area Jogja,Sleman, Bantul.CP:085814815942.

GadisCantik mssg 15tng wnita trbaik&brkls di t4/pgl 082163083348/081542683503/087869682575

Dna lsg cair jmn bpkb/ttp mtr no surv 085643544090/085228998492/ 087739047369.Jl Veteran89

B00002.2015M125839-3

B00002.2015M125899-3

B00002.2015M125900-3

B00002.2015M125901-3

B00002.2015M125922-3

B00002.2015M125923-3

B00002.2015M125932-3

B00001.2015M125955-3

B00002.2015M126046-3

B00002.2015M126050-3

B01347.2015.126087-3

B00002.2015M115491-3

B00001.2015M122821-3

B00002.2015M123716-3

B00002.2015M124282-3

B00002.2015M125028-3

B00002.2015M125032-3

B00001.2015M123117-3

B00002.2015M123317-3

B01347.2015.123420-3

B00002.2015M123667-3

Kembangkan usaha dgn sistem syariah.Mdh&cpt.Jmnn BPKB/ Sertifikat.Hub:Santoso 081904183858 B00001.2015M123915-3

Bank Syariah,pembiayaan u/ berbagai keperluan.Jmnn BPKB/ sertifikat.Hub:Ifan 085643416655

B00896.2015.124196-3

Rental LCD Projector,Utk Meeting ,Presntasi,Nobar,Dll. H:081227919789,BB:74AE9672 Bk 24 Jam B00896.2015.126064-3

B00001.2015M123925-3

Pembiayaan sistem syariah,murah &cepat.Jaminan BPKB/sertifikat. Hub:Rachmat 081804264581 B00001.2015M123927-3

Ckp dgn jaminan BPKB/sertifikat. Kebthan dana teratasi.Proses cpt. Hub:Anggoro 085729547987 B00001.2015M123930-3

Gadai BPKB Mtr/Mbl Ckp KTP,KK ,1Jam Cair No.Bicek,No Survey, Pendatang Ok Sms:0878 3751 5155 B00165.2015.123934-3

Dana Lsg cair jmnan BPKB,T.Over, luarkota ok,resmi,asuransi,No pot.08562933633,Pin:321201a0

B00001.2015M122443-5

JM Catrng mlyni:bx ater2 ml 25rb,bx ayam uth ml 38rb,bx kendr ml 23rb,bx mkn ml6rb,prsmn,pkt nkh,dkr.618661/085743313277 B00001.2015M122752-4

www.azzacatering.com prasmnan 13rb.Cat.kary 6rb.Nasi box.Kenduri. 085290031666/082226966622 B00001.2015M126303-3

B00692.2015.124158-3

Gadai Syariah mtr+STNK pot dpn 10% bng 0% lgs cair aman&mdh. T:082242063432/087838453085 YK

B00002.2015M125589-3

B01033.2015M123843-3

PEMASOK Beras enak baru&bersih diolah dgn penggilingan mesin modern ,sedia beras super kepala,beras super semi kepala,beras super, beras medium,cck untuk Hotel, Resto,Catering,RM,Kafe,Toko sembako,harga grosir,melayani layan antar 08122960048 B00002.2015M125286-8

Butuh Dana Talangan Proses TOBPKB/Sertifikat,Dana Sebrakan SHMH.088215199748

RUMAH MAKAN MaturTengkyu:Aym pgg Klt,Gurami utuh 80rb,FrChkn 7rb,Snack 6rb. Psn skg T:4436901 FreeDlvry

Anda Bth Dana Cpt?Jmnkn BPKBmtr/mbl mul‘98 Christin087839983831 MutiaraFinance J.Mglg km12

Dpr Kamila Resto Joglo lv msik, meting,prkr luas,menu paket lunch box,ultah,dll081328596679

B00896.2015.126069-3

B01347.2015.126089-3

Bunga ringan jminan SHM/BPKB no pnalty bs sbrakan proses cpt& mdh 082134497843/087739577454 B00002.2015M126149-3

Djmn lsg cair jmnkn BPKB mtr/mbl nonAB OK,No survei,no pot,resmi. 081327500706/087739269702 B00692.2015.126354-3

B00074.2015.123165-3

B00002.2015M125372-3

TEH Peluang ush jd agen teh botol&air mineral prima/kuliner bs/titip jual/ tnp modal SMS/tlp 082225226496 UD Tirta Gugah Tugu B00002.2015M126198-4

RADIO

Pijat&reflexi khsus pria alamat tempat Jl Pura Wisata Kampung Dipowinatan Hub:087738140161

Terima titip mobil+STNK Plat luar OK,data harus valid 082135601700 SMS OK

Massage tradisional djmin fresh& rilex,ada tempat pribadi.H:Dessy: 085643136952/081326873312

Langsung cair & resmi jaminan BPKB/ttp mtr no survey.H:085878578464/27ECDD56/087838310485

PEMBIAYAAN Dana tunai tnp surve.1Jam cair. Jminan BPKB motor/mobil.083867222297(SMS ok).Mdh,resmi,aman

B00002.2015M125411-3

Delivery Kangen Water H.085763208009,Mau income 20jt/bln? SMS: Nama#Almat kirim:085763208009 B00002.2015M125926-3

Mdl hy100rb hsl rtsan jt/bl,sdh byk bkti smua suka,dpt mbl,dlm wkt1,5th dpt dpsito 15M.Anda psti dpt!SMSnama 08175451947 B00002.2015M125947-4

Cari mitra bisnis produk wajib pakai pendptn harian mingguan bulanan mdl 90rb 082313318111 B00002.2015M125948-3

Anda bth modal KSP Primadana solusinya.Resmi&Djamin Aman,bunga rendah,BPKB&SHM.0274 555123

Milikilah Usaha Bisnis Finger Print Utk Menganalisa Kecerdasan& Potensi Diri H:085725883257

Anda ingin pijat santai&rilek.H: 085743696932/087727731612 santai sopan,ramah,bs fullservis

Terima titip mbl/motor+STNK/ BPKB/bis/mbl/sertifikat langsung cair&terima investasi hsl besar, aman.Hub:087734857000.resmi

Butuh pemodal home industri plastik & kertas,mdl 20jt bg hsl 2,1jt/bln.Nyata,transparan, disurvey ok!Hub:085748811444

Frizka 23th Massage fullbody pesona muda cantik ramah sabar khusus dipggl Htl 087843195252

Kantorku terima titip motor/ mobil+STNK/sertifikat langsung cair.Hub:082134462666 & Jual laptop cuma:1.200.000(Pemakai)

Pak Paul 40th Pak Kumis melayani pijat capek2 kebugaran Tlp: 082163881501 service memuaskan

Pny usaha,bth mdl usaha 5-10jt tnp agunan,10-20jt BPKB motor SMS 085729773290,087738296079

Mau rileks denganku call me Mira : 0878.3919.0157. Khusus di panggil saja.

Bth Dana Expres jmnkn BPKB mtr/ mbl minth95(plt luar bs)Prs cpt+tnp svy081804251073/6684299

B00002.2015M126135-3

Muji&Widodo,pijat capek&salah urat,putra putri,XT Sqwer kebarat 300m kiri jalan,40rb/1½jam B00002.2015M126136-3

B00001.2015M125760-3

Anda mau jual surat gadai atau jual laptop,TV,LCD,LED,Tape Tronik(legal).Hub:082322728121 B00002.2015M126109-3

B00002.2015M126156-3

B00002.2015M126220-3

Kiki trima pijat capek kerik lulur ramah sabar tlaten di t4.Hub: 087738511260/085759423666 B00002.2015M126266-3

Novi menerima pijit capek-capek pelayanan sabar dan ramah.Tlp: 085728882674/087739877311 B00002.2015M126268-3

Bu Yani/Titik spesial pijat terapi. Plyanan rmh,sbr,keibuan,JlKatamso ,KeparakanKidul MGI/1099.H: 085875770699/085946994298 B00002.2015M126273-4

Mimin pjt sehat capek2 di4 ramah 081548267782 JEC ketmr200m blkg pom bensin keutr200m Fresh

INVESTASI Dibuka kerjasama jual beli stok garment keuntungan 25 %. Hub : 08156802903 B01347.2015.125493-3

B01126.2015.126384-3

Adit dan Ivan Fresh pijat kebugaran asli bandung diT4/pgl wnt/ pstri&pria 085868151785 B00896.2015.126402-3

Vina massage,ramah,sbar,full servis khusus dipanggil dihotel.Hubungi:085943655080.No sms B00001.2015M126410-3

Anda Cpk Mo Pjt/TrpiPasutri,Dtg Sj PijatSehatAndian085602040614-085601806465,Trm Trpis Wnt B00165.2015M126429-3

SALON Mutiara sln&Spa:Pjt+Llr50,Fcial+ Crmbth+Ptg50,Smir50,P/W,3kpstr wnt.RRtmr ngipik Ktgd.Irma 087738516143,manda087839124075 B00692.2015.126366-4

B00165.2015.126313-3

B00001.2015M126324-4

KURSUS Putra/i anda mau pintar main catur dijmin pintar&jadi juara catur, dtg ke rumah.08122428511

Ttp/pemutihan kartu kredit&kredit tanpa anggunan (KTA)byr 20%,lnas 100% legal.087711076290

LAPTOP Dbeli beli tnggi Laptop/Ntbok/Kmptr/ LCD/DSLR/Dll sgala kndisi 087738844475/085725750750/2B4F79CD

B01347.2015.123418-3

B00001.2015M123593-3

Gestun all kartu kredit.Dtimur airport smp jam 21.30. minggu/tgl merah buka.H:085729000600 B00001.2015M125354-3

B00001.2015M123884-3

B00001.2015M126100-3

B00002.2015M106093-3

Dibeli tinggi laptop segala knds syrt legal 24jam bisa dijemput 081392051116

B00074.2015.119419-3

Dbka klas br,krsus bsnis online,web desain&programing,desain arsitek&gratis,www.education.jos.co.id H:085743006666(Aris) B00002.2015M120961-4

B00812.2015.119076-3

Foto Copy Penjualan dan Rental Canon-Xerox-Minolta-TerlengkapBZ250/350 Rp8,5Jt,420/500= 12JtGaransi 3Th-Part,Toner,Service Telp:02748588885/081313535353 B01126.2015.125559-5

B00385.2015M117834-3

Kmi bli hdp/mati laptop/komp/TV/ LCD/LED/AC/Mbel/sofa/lmari/dll brongnOK 082133758103 SMSOk B00002.2015M119524-3

Pasti dibeli tinggi!Laptop,Tab,Netbuk, Macbook,LCD/LED TV,HP,PC,Ipad. Djmput.SMS:08972661543 B00002.2015M120632-3

KREDIT Bth dana!!NSC Finance.Prss mdh 1jam cair,trm uth,disc angs. jmnkn BPKB.H:Rara 085643532812 B00385.2015M119561-3

Bth Dana cpt?Jmn BPKB mtr/mbl Min th2000,Nosurvey,resmi,085729221115/087838681115/28F084B4 B00002.2015M120207-3

Bth dana tunai?Prses cpt,bunga 0.9% ,jminan BPKB mbil up 2001 Jpng.081931180001/082137449109 B00692.2015.121436-3

Bth dana mltiguna?Cpt,Mdh1hr, Asrnsi,Trm utuh,BPKBmtr amn.085729007671/08886969627 Eny-Devi B00692.2015.121778-3

Anugrah jaya finance pembiayaan hp, laptop, led, elektronik, mebel dll proses cepat syarat ringan bergaransi jl Raya Tajem 86 Yk. H. 0882.1625.5902 B00692.2015.126013-5

KONVEKSI Menerima jasa jahit sprei,bed cover,jilbab,pesan kaos,Hubungi: 0274-7479490-081215673710 B00002.2015M125934-3

Beli Hidup/Mati Laptop,Notebook ,Monitor,LCD,LED,Dll.Djemput 087838398788 SparepartLaptop:Adaptor,Batrai ,Keyboard,LCD,Kipas.SS Jl.MglKm5,5 No62 02745305007/517A3E52

B00387.2015M122996-3

Laptop 1jtan Kom 900rb Jual-BeliService-Instal 25rb sevice pgl 087839432171/089671418116 B00002.2015M123517-3

B00001.2015M121276-3

Kursus potong rambut 1juta bergaransi.Jl RE Martadinata no.75 Yogya.Hubungi:087834988787 B00001.2015M121983-3

Stir ALFATTAAH Maguwoharjo ,Ada T4 KhsusLatihan,AmanUtk Pemula, drNol dibntuSmpBs085701155141 B00812.2015.122096-3

Satu2nya di Yogya : Disc 50% + Gratis Tanpa Di Undi Sebuah Mesin Jahit JU KI Fortable. Jika Belajar Menjahit & Mode di Juliana Jaya Jl. Pandeyan 25 Telp : 081219146200. Top Di Jakarta. Coba Gratis.

PAKAIAN Sewa & jl Kebaya Modern anak& dwasa(psta,wsuda,skolah,dll)40rb/ 2hri,T:087838385665/518A11F0 B00001.2015M120825-3

B01347.2015.123497-7

AC Lowwat ac ruang.Trm:srvice AC,cci AC,bngkr/psng AC,jl bl.Nugraha AC.0817460302/02749556540 B00001.2015M119090-3

Spesialis servis AC ruang isi freon .Jual/beli 2nd bkr/psgAC 085740964788 Mas Aryo AC Yogya B00002.2015M119275-3

Sgl ttg ACruang:Srv,Bkr/Psg Swa, Psg AC Baru/Bkas(bs TT) Selaras AlamAC:9623432/081226954977 B00692.2015.123847-3

Servis,bongkar pasang,AC,kulkas,frezer,listrik rumah. Amanah, Barokah. Hub: 085879825241 B00002.2015M124359-3

Dibeli dengan harga tinggi AC rusak AC bekas AC rusak AC bekas Hub:085712691353 B00002.2015M124927-3

MEUBELAIR Dbli kndisi apapun mebel sofa kursi sln/ktr/tamu sprngbad etalase altRT 087839593903djmput

B00714.2015M123580-4

B00714.2015M123932-3

Trm pesanan:Kitchen set,Kmar set,Meubelair kntor,Rmah tinggal, Tmpat usaha,dll.081804032400 B00692.2015.125099-3

BARANG BEKAS Dibeli barang bekas/buku/koran/ kertas dijemput dgn hrg bagus sms:083848533801 Pin:546134CF B00002.2015M119060-3

Dibeli barang rongsokan borongan, besi, kertas plastik, alat2 mati. 087838042078 B00692.2015.125457-3

SEMINAR Plthn public speaking with NLP Plthn public speaking with NLP Minggu19Apr2015 t4 kampus STIEBBANK Razak081316169581 B00002.2015M125999-4

UNIVERSITAS STIE SBI Yogya Terakreditasi B Mnrm Mhs Baru S1 Akt&Manaj Bbs Bea Gedung&SKS Jalur Non Skripsi.SPP Rp350.000/Bln Kuliah Bermutu&Biaya Terjangkau.Info 24Jam Hub PinBB:53EE9D41 Permohonan Brosur Kirim Nama& Alamat Via Sms Ke08156862164(Gratis) B00165.2015.121117-8

Kuliah Jlr Khs D3/S1/S2 u Mhs DO Ga Ada Wkt Kuliah Akreditasi Rsmi&Cpt Slesai 081903713347 B00165.2015.122984-3

LAIN-LAIN Kursus ortu “Penguatan Otak Anak”,500rb,sgr melejitkan prestasi anak,www.poanak.blogspot.com, kursus disekolah biaya10%nya, 9447574.Garansi uang kembali B00385.2015M124619-5

‘Ingin’ saja tdk ckp untuk jadikan anak pintar,hrs ‘bercita-cita’(punya impian kuat, berikhtiar,berjuang & rela berkorban)& POA itu pengorbanan Anda B00385.2015M124622-5

Subjek Uji 1 masuk SMP N 5 ranking 251, keluar 53. SU 2 mskSMP N8 di 133,klr semoga di 10bsr. Sklh2 ‘pembalap sain’ ygsangat sulit tuk naik ranking B00385.2015M125574-5

Bina Prestasi,kul EXC,SE Skom, ST,SSos,SH,MM,MSi.sgr wisuda ,resmi,akreditasi.U/mhs DO/pindhn .Dicicil.082113254809/8512020 B00692.2015.126010-4

Bila Anda seumur hdp blm pernahtahu ada lompatan prestasi sptitu, mengapa tdk belajar?

B00692.2015.126020-3

B00692.2015.126021-3

HAJI/UMROH Umroh 13Hr 19,5jt Jan16 hny45 Kursi,dftr makMei15>Meijd27jt UmrReg $1650.869974/081328421223 B00002.2015M120465-3

Umroh gratis,mau? Silahkan hubungi nomer telepon 085866482798 B00001.2015M124429-3

Promo Umroh Landing Mad 11,21 Mei,4 Juni,16 Juni(Awal Ramadhan),26 Juni(tngh) AlFatiha:9111548 ,083867040400,081578872236 B00002.2015M124485-4

Promo umroh 9hr+Jln2 Srilanka 1750 USD, hotel*3, DP 1,5jt, Ccln flxsible. H:085643002922 B01347.2015.124868-3

Umrah Ramadlan $2150 Seat Trbtas.Pswt Citilink.Hub Safa Marwa 081229480111/ 085781880111 B01033.2015M125171-3

Umrah Exlusiv. Garuda $2100 Brgk Mei-Juni 2015.H: SafaMarwa 081229480111/ 085781880111 B01033.2015M125184-3

UmrahHmat$1590SeatTrbtsBrgk Aprl-Mei’15,PswtCitilinkH:Safa Marwa081229480111/085781880111 B01033.2015M125188-3

Manfaatkan dana talangan haji/ Umroh diangsur s/d 3th.Hub:085228689565,semoga bermanfaat B00002.2015M126166-3

Puri Janti 130rb-150rb/hr,AC,TV, dll.Jl.Janti13 bwh Jmbtn Lyg Janti Yk4534030/087838642525

B00002.2015M126127-3

B00001.2015M126417-3

B01126.2015.119506-3

B01033.2015M119726-3

Hutama Hotel AC, km mandi, TV. Hubungi : Telp 6645766 atau 087738061411 KEHILANGAN Dcri tas mlk Agastyo Nugroho isi laptop Samsung,HD external,dll hlg di prkr jl Wnsari km10,smpg bebek goreng Bu Joyo.Tlg kmblkn HD external data jgn dhps,via pos:Kos Rini jl Monjali,gg Napas 3D Rt07 Rw39,Sariharjo,Ngaglik Slmn.085725899049

B01347.2015.120022-3

B00002.2015M126113-8

Hlg STNK AB-6272-XZ a/n Marni d/ a Duwet RT04 RW13 Sambirejo Prambanan Sleman 082242777922 B00002.2015M126122-3

Telah hilang STNK Nopol R-3671J atas anma Darisun Jl Bimokurdo No 32 Sapen B00002.2015M126138-3

Telah hilang STNK AB-4914-QU atas nama Suparwanto Hub: 087838356149 B00002.2015M126155-3

Hilang STNK Suzuki Nopol AB-3781EF AN Sugeng Haryanto,Kotagede Yogya.Hub:085643230142 B00002.2015M126190-3

Telah hilang STNK AB-1949-DH Atas nama Dana Pensiun Sari Husada,Hub:08122710276

Kursus mnjahit dasar&trmpil diajari smp bskrj/bk sdr 2jt.Dftr hr ini hny1,5jt.087838244799

B00002.2015M125912-3

Bingung? Mau punya ijasah? Bisa! Solusi kuliah kilat.Resmi & murah.Bpk Ambri 087739351836

Krss Slnspa mulai500rb,Brbrshop 10model 600rb,MS Office 350rb, Corel 500rb,Photoshop 500rb,Jahit mulai750rb,Elktronik mlai450rb, kuliner mlai170rb,stir mbl 110rb, prgrm smp bs,1gr 1siswa,bs prvat krmh 081804065608

Central Notebook.Jual/Beli Laptop 2nd ke Jl.Bantul km.9 no 205.Hub: 08562535559/ 0817155556

B00001.2015M120252-3

Rnovasi,tmn,prwtan tmn.dri mgguan-blnn,nnm rmpt gjh mni,manila, dll.lgsg pkrja 081227793118

Pend otmtf engine diesel plk PT Kalimas AI menerima pendftran siswa baru info H:0274488130

Hilang STNK Vario AB-2636-RI AN Yuni Kartika Sari.Bagi yg menemukan tlg hub 087839066361

B01347.2015.125498-7

TANAMAN HIAS Wit gedhe:mangga,durian,jambu madu deli,apokad wina,rambutan ,dll.Hubungi:08122707724

HOTEL/PENGINAPAN Pondok Pisang 70rb,Fas:AC, TV,Air Panas,Shower,Sarapan, Aman.Jakal Km 15 Telp:0274-895484

Terima kursus salon dan tata kecntkan kulit bersertfkat.obat dan alat disediakan biaya 1jt bsa diangsur.hub 085868763237

Kursus barbershop 700 dftr skrg hny600 diajari smp bs krj/buka sndr,trbts 5or.085329191557

B00001.2015M124109-3

TIKET

Aku Beli Beli Beli Tnggi Kntan smua mebel jati lmari,mj,kursibongkaran rmh dll T08122700229

Hilang STNK Honda atas nama Alma Frellita Putri Nopol AB-2556MH,Jl.Gondosuli Baciro GK YK

Beli laptop kmptr LCD TV print cmera HP all knds borng ok siap jmpt hrg tnggi 085875780680 B00002.2015M124100-3

B00002.2015M126317-3

B00001.2015M121107-4

Stir Utama Trmurah diJogja.Ertiga ,Avanza,Xenia.80rb/2jm.Jl Monjali 89A 625420/081226634194

B00692.2015.125433-4

B00165.2015.121113-3

Dibeli Tinggi Segala Laptop/Note/ Macbook Hidup/Mati Byr Cash Jmpt 24jm Legal 081804333308

Kursus stir mobil”Fadli”murah dan bisa antar jemput.081328856284/ 0274-6676320/0274-388866

B01126.2015.123886-3

B00896.2015.120859-3

B00002.2015M126215-3

Selaras Florist,sewa karangan bunga utk segala acara harga 200rb (0274)9195477-082134221868

Baaarkaaasss Mebel Jati Top,Jual ratusan Lmri,Meja Kursi,dllJl Bantul Km.5 Dpn Masjid Kweni Bs tukar tmbh Hub08122700229

ntc-english.com:Jminn cpt lncr speaking TOEFL500+Grammr: Reglr/Privat T:511723/085740700976

FOTO COPY CANON IR5000/5075/6570/4570 ExUSA Mrh brgrnsi mlyn rental office 081809149098/081392534399

B00002.2015M126186-3

Diet sehat tanpa obat,aman ,bergaransi,turun 3-30kg.Hub:Dini 087739861498/08562876538

B01347.2015.119430-3

B00385.2015M126035-3

B00001.2015M125898-3

ASSESORIS KOMP. Jl catridge 2nd Canon 810,811 745,746 40,41.Dibeli catridge br/ 2nd H:Aswi.com 085105296969

B01347.2015.126296-3

Pijat dan Kerik Bu Reni Jakal Km 5,5 Karangwuni Hub:081804370728.No SMS

B00001.2015M124898-3

KARTU KREDIT Terima gestun All Kartu. Jl. Godean km 6. H: 0888 0278 9321. / pin : 7CD752D8

B01347.2015.126295-3

B00165.2015.126318-3

B01347.2015.126310-3

B00002.2015M125675-3

Anda cape,ingin pijit,datang aja ke Pijit Dian Mas Hubungi: 0878 3844 6676 Anda Cpk Mo Pjt/Trapi Kejantanan ,Dtng Sja Pijat Sehat Jl.Piyungan Prambanan H:087838047812

B00002.2015M124599-3

B00002.2015M124922-4

B00002.2015M126165-3

B00002.2015M126182-3

B00001.2015M126081-5

B00002.2015M124920-4

B00002.2015M126145-3

Dion massage tng pria muda cakep sopan privacy trjga kss dipanggil call:085878477305 noSMS

B00002.2015M123114-3

B00165.2015.126073-5

Hilangkan tato kutil tai lalat sketika.H:Mega Salon Seturan HP:081903746080 Bersih garansi

B00002.2015M125377-3

Ternak uang 25rb jadi 28jt garansi sukses.Sms nama+alamat ke087745596081 brosur krm gratis

B00001.2015M126080-8

B00002.2015M123017-3

B00002.2015M121641-3

Anda mau jl etalase,springbed, meja kursi tamu&makan,almari ,bongkaran rumah dll?Harga wajar. H:08562955954/081931764323

B00002.2015M125351-4

1,8jt dlm 4hr jd 2,2jt hsl dibyr harian bisnis networking maaf bg yg serius pinBB 7dc96424

B00074.2015.125743-3

B01347.2015.126307-3

SEKOLAH

Cosmetics business partner dapatkn profit 70% dan target income 1milyar/th Hub:08175466889

Butuh dana 2-20jt brang elekt mebel tnp jmn ada ush angs hr/mgg H:08886858849/087739650100

B00002.2015M126124-3

B00002.2015M126265-3

Privat piano, kibor, gitar, violin, violin & drums. Gr pnglmn dtng ke rmh H: 085643647295

B00002.2015M125348-5

Dengan modal kecil dapat untung besar.Dari hasil transaksi dua arah resmi pemerintah Kementerian Perdagangan.Hubungi M.Haris 0818152626

B00002.2015M125606-3

B00002.2015M126209-3

Les privat TK,SD,SMP,SMA.berkualitas.jdwl fleksibel.gr krmh.Wijaya Education.085743253863

Dcr sgr rimpang kunyit hitam asli min25-50kg.Dbli 125rb/kg basah. Dbyr cash H:081915549071 (10xlipat hrg jahe merah super)

Perdana arisan MK 200jt/2jt/bln ,rmh,mobil,dana.80bln flat NO BIcheck.Hub defi 087739384343

B00002.2015M126115-3

B00002.2015M126119-3

Privat mapel siap SBMPTN/UM/ UMPTN IPA/IPS/IPC gr UGM/UAD/UST prfnl H:Timses 15/08882718553

HOTEL/PENGINAPAN Anggun 30-50rb nginap kmd dlm ,tv LED 32",free wifi,Aman.Jl Kaliurang km 19 H:085868248449

B00002.2015M125346-5

Pelatihan budidaya ikan Sidat hasil 31jt/bln.Pelatihan perbaikan aki basah&kering profit 200%, Pelatihan pembuatan pewangi laundry,detergen cair,obat pel, hand soap,shampo mbl/mtr,pelembut.@400rb.Jl.Tembalang baru 15 perumda Smg.081325724432

B00002.2015M125334-3

Gadai BPKB hari ini cair.No surve. Bunga murah.Ktr resmi 087860559077/085600411980/29B7FF15

B00002.2015M125380-3

Privat SD kls 1-6 semua mapel &privat bc tulis Arab.Biaya mrh guru dtg krmah.H:085643888484

Dibut sgr tanaman obat,rimpang kunyit hitam,asli(bukan temu ireng)dibeli rutin 130rb/kg.Hub: Purwanto 087833111345(20x lipat harga kunyit putih)

B00002.2015M125964-4

B00692.2015.125125-3

Pijat terapi tradisional u/keharmonisan rmh tngga capek² hub aja Ninik 081327328717 No SMS

B00002.2015M124355-4

Privat dimulai dr titik lemah siswa.Pvt dr PG-TK-SD-SMP-SMA-PT diJenius EM.Hub087838303948

Dijual bibit kunyit hitam asli perpot 3jt.Beli 3 bonus 1.Stlh dikembangkan,hsl panen dibeli 160rb/ kg basah.Hub:087832288521 dibayar cash.

Bth sgra rekanan utk pendanaan bwt usaha kripik ikan,usaha udah jalan utk modal 5jt,income 750rb/ bln(net)H:087739883557

B00692.2015.125110-3

B00001.2015M125343-3

LES/PRIVAT Les privat SD/SMP/SMA guru UGM/UNY Nem tinggi.Nindya Gama Jl.Nakula 16A Wirobrajan YK. Telp: 0274-370520/HP: 081578956084

B00165.2015.125176-3

KECAP & SAUS Kecap Spcial Cap AyamJago,dr bhn organik+rmpah2.CckU/soto,sate dll.Ada P.IrtYk081804284803

B00002.2015M125618-3

B00002.2015M126392-5

Bunda Mau Tmbhn Pnghasilan 4 s/ d 7Jt/Bln Join Hny 49.900+KTP H:Pin:25D7547A/0822-2584-9709

B00074.2015.125744-3

B00896.2015.126068-3

Bth tng krj smpngan packng mnman herbl krj dbwa plg 750rb-1jt/ mgg.H:Bpk Ajie 085764849252

B01127.2015M126099-3

Kls/priv;Ofice/Dgrfis/AutoCAD/ 3DAX/VIDEdtng/MYOB/Tek.Komp / Tek.Laptop/Elktro/fas.knmp cor i7.Ac.IMBIA Jl.Mlatiwetan 8 Tlp.544489/085228388764

B00001.2015M125076-5

Sebrakan utk ambil sertif di bank syrt srt persetujuan kredit/sdh di acc bank.082135601700

BU Jaminan BPKB Mtr/Mbl Th90 TOTanpa Pot..Aman Resmi CepatH.087838796669

B00165.2015.122180-4

B00692.2015.126027-3

Kalis9260767,13/4mc2 mandarin mhl-eko 14/4 roti boy,polo cheese. 15/4 snack gr:anada,pstl,dl

B00002.2015M125033-3

Dana cepat jaminan BPKB mtr& mbl dan kredit mtr Honda&Yamaha ,sgr psti acc,Tomy:087818071105

B00896.2015.126066-4

B00001.2015M119207-3

Det.Bbuk 8 Mcm Bhn-5Rb/Kg Det.Cair Polos+Oba-4Rb/Lt Yg Wangi 5Rb/Lt Dll.Javas Aroma Chem Hub:0857 0244 4121.

Salon mulai 150 ptng P/W 300 MakeUp 300 sanggul 100www.kursus kusumatiara.com 085329191557

Pusat alat air minum isi ulang dan berbagai macam filter dan chemical air terlengkap terpercaya. Hub:081227111094/087839770378. www.toko-filter.com

B00002.2015M125414-3

B00631.2015M126039-4

LAIN-LAIN Dptkan bantuan modal progrm insos utk modal usaha,pnddkn, byr htg dll.Hub sms:085747771255

B00631.2015M124883-3

Dana cepat tanpa hutang garansi sukses.Sms nama+almt jelas ke:087745596081 brosur krm grts

Kredit Cepat 60jt sd 6M Jaminan sertifikat Tanah rumah di Jogja,Sleman,Bantul T:0274 7444889/085292238000

Sabar stir mobil,gurune sabarrr buangett,telaten,carane mulang, teori/praktek bgs,bermutu,bervariasi,materi komplit.Hrg 265rb. 081802727230/085701084000

PEMBERITAHUAN Pengen Nabung Untung Berlipatlipat?Hadiri Seminar Di Griya Sentana Hotel Jl.Gowongan Lor 65-67,Sabtu 18 April’15 Hub: Ilham 087839395432-5515B7D5

Dibthkan pemodal di peternakan kandang sudah ada sistem bagi hasil 081802774055

B00165.2015.125179-3

B00002.2015M125958-3

B00165.2015.125181-3

Mau jadi seorang enterpreneur mau tahucra bisnis emas tanpa toko H08882980888/085935044888

B00002.2015M124995-3

Mlyn Krdit Elektronik:HP,Meubel Sepeda,Tablet,dll H:Raja Kredit Jl.BantulKm4,5No456 Dongkelan (Ringroad keSltn200m)T.381649

FRANCHISE Franchise Degan Joss Jual Kelapa Muda Per Buah 2500/3500(Super) 20Buah Diantar 085647888722

B00002.2015M123314-4

Dana Tunai Jogja,Jmnkan BPKB Mtr/Mbl,Lsg Cair No.Riject,Elsha 087739577770,Heni085727842333

B00692.2015.125805-4

Cara mudah & murah pny tour &travel online 24jam.Diajari.Hariyah Tour&travel 085227787534

Yuk sukses jd pengusaha br Umroh Hj mdl 3,5jt kan dpt gj/mgg 1,5jt.Sgr dftr dg PT.ARP Trbsr No1 legal resmi 089626442626

B00002.2015M124263-3

Promo kredit murah.LED32"Sharp ,LG,SMS:350rb/bl.L/es.200rb/ bln,Mcuci,dll H:0817267012,Lilik

B00002.2015M124965-4

B00001.2015M123241-3

Bantu krdt KPR/Multiguna/Takeovr min100jt data diambl luar kt OK 081227173600/081804352360

Anda bth uang,jaminn srtifikat tnh.Krdit mcet.Tek ovr.BI ceking jelek.Tmbh modal,Uang sebrakn. 081392658506/087839924913

AGEN Dicari agen u/distrbtor daging durian oleh2 khas kota medan utk wil Jogja,solo&sktrny H:085270890052 www.youngdurian.com

B00002.2015M125851-3

CATERING Ross Tin Catering nasi box mulai 7rb pras 10rb paket nikah 7jt 1000pc dapat bonus Honeymoon 2hr di Home stay Dieng.Hubungi: 087738289600 /085292349535

KERJASAMA Dicari rg usaha u/usaha permak baju.sistem bagi hasil.syrt lokasi dkt kampus.087719471953

B00692.2015.126014-5

B00001.2015M125087-3

B01126.2015.125136-3

KURSUS Harga khusus April pelatihan hipnoterapi/hipnosis sertifikat: IBH.CP:085747447440/5372EB28 /www.fresh-hypnotherapy.com B00002.2015M125942-4

B00002.2015M124382-3

B00001.2015M123923-3

Butuh dana modal usaha?Jminan BPKB/sertifikat.Cepat&murah.Hub: Ari 083840120708/08174113655

TOKO

B00002.2015M126191-3

B00002.2015M126205-3

B00002.2015M126269-3

Telah hilang STNK motor Honda Vario techno warna hitam tahun 2014 a/n Thomas Novri Setiawan. Jika menemukan harap hubungi : 085737010107 B00001.2015M126427-5

STNK Truk th 2007 merk Mitsubishi nopol AB 9839 DN a/n Arif Eko Prasetyo d/a Karang tengah RT/ RW 01/10 Nogotirto Gamping Sleman.Hub:081249144479 MS : 126437

TRAVEL Karimun Jawa tour 3h2m dr jogja mulai 835rb/org.Hubungi:085293282121.Pin bbm:7CB3651E B00001.2015M125840-3

Tour Bandung dr Yogya,30April3Mei15,950rb,sewa mobil Xenia/ Avanza mlai 225rb.082220042001 B00002.2015M126248-3


HALAMAN 18

KENDARAAN ASSESORIS KEND. Trm poles mbl prmann nano ceramic, wrapping,bkin jok.Mrh &bs home srvs.082133071190/ 2BAFA977 B00002.2015M121945-3

SELASA PON 14 APRIL 2015

MOBIL DIJUAL

SUZUKI Suzuki futura13 ST th91 hijau’met msn halus siap luar min cat sudah jelek ABBtl 32jt nego halus 085228023346/082327361910

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

MOBIL DIJUAL

NISSAN Disk bsr nissan!Glivina,march hny minggu ini!psn sgr skrg jg Yuly 085729611625/081802756158

Carry Pick Up 1.0 Th90 H:31Jt Kondisi Mesin Istimewa,Hitam Serius Hub:081328208236 No SMS Cary PU 08 Asli AB Hitam 46Jt/ Kijang PU 84 19Jt.Jakal km 13 Blk Mkm Wonosalam 081392744655

SBM Pst Promo DP super murah R3 16jtan PU Wagon Splash bs TT Hub:081227922631/08190424401

TIMOR Jual Timor SOHC96,ABkota,pjk br,mesinbr,kaki²+banbr,ACdngin, doubledin,ori,35Jt.081392393924

Promo Bombastis PU DP9jt R3 DP22jt WagonDP18jt,readystock. H:Danis 081316223867/085743170844 B00002.2015M125283-3

Prgram Mrah PU Cary Dp8Jt,R3, Karimun Prss Acc Dibntu smpe Mbl Trkrim 087710261158 Buktikan

B00002.2015M125291-3

TOYOTA Corona 77 merah ac tipe vr pandean no 1 rt4 rw56 condong ctr an sendiri 1.6jt.081904040555

B00692.2015.126356-3

B00896.2015.126396-3

Toyota Corola DX tahun 1983 merah 33jt & DX tahun 1981 putih 28jt.Hubungi:087739664847 B00001.2015M126412-3

MOTOR DIJUAL

HONDA

HONDA

YAMAHA Djl Jupiter Z Th04 Plat B,STNK+ BPKB,Mesin Terawat 3,2Jt 01Nego 085100885348

B00001.2015M115220-3

B01126.2015.125561-3

DATSUN Dtsun go+&htchbck,krdt/cashDp mulai18jt,ang rgn,prss cpt,syr mdh Sony087738097081/26c50990

Jgn Lewatkan Promo Suzuki R3 Disc 23,5Jt+K.Film,Cash & Kredit Siap Bantu H:Tri 081392375333 B01126.2015.125777-3

B01126.2015.126385-3

Mau Krdit Honda Br?Syrt Mdh& Mrh.Data Dambil,DP Minim,Diler Rsm DIY,CashOk!Tony 085229606409

LAIN-LAIN Titan:58 Mio 08:59 Kharisma x:5 Shogun 125:3/38.Nurul motor jl Turi Pakem.Hub:085100551293

Dijual CB150R plat AB tgn1 istimewa merah dan Vario CW 2010 AB hitam abu abu harga nego. Telp:085100146163/087838741136

Star 96/97 DP300/400 ccln 161x36; Grand98/Vega01 DP450/600 ccln 181x36.Telp aj 083840289781

B00165.2015.125790-3

B00001.2015M125959-3

B00002.2015M126049-3

B00002.2015M125949-4

Mio J 14 Dp1jt Ags408, Soul GT 12 Dp800 Ags408,Mio CW 08 Dp600 Ags326, Vega ZR 12 Dp700 Ags380Fit X 08 Dp800 Ags322, Revo 09 Dp800 Ags333Fit S 07 Dp600 Ags276, Nex 13 Dp500 Ags 338Hub. Agatha Mtr Jl Magelang Km11 Beran 081804125263

Honda beat 2011 ABkodya putih an sendiri tgnI 10,7jt nego T:6548296/081392404975 istimewa

B00002.2015M124061-3

B01126.2015.126388-3

Starlet 89,Hitam,AC,VR,1300cc, Int Ori,H:29jt T:085743211582 (Minat monggo tlp aja)

MOTOR DIJUAL

HONDA DiCari=Vario-Scoopy Fi-Supra 125-Beat.AB tgn1.Saya Datangi Lihat Byr Cash.T=085100135904

B01126.2015.123149-3

B01126.2015.126387-3

B00692.2015.126347-3

MOTOR DIJUAL

B00002.2015M126409-3

SUZUKI Suzuki Pusat Heboh Dp Ckp 3Jt Disc sd 20Jt,PU/R3/Wagon/APV/ Vitara Hub:087738945252

B00002.2015M125908-4

BU jual Toyota TwinCam 1.6 th 91, hitam, AB, harga:39.9Jt. Hub: 0818.0432.4284

MOBIL DIJUAL

B00002.2015M126005-3

KIA Diskon besar Rio,Picanto,Sportage+bns bs krdt dp 20jtan hub Santi 082133635823 B00692.2015.124129-3

HYUNDAI BU,Hyundai H-1 XG,putih, 2011,matic,msh mulus.240jt nego bgt.087719471953/081382928200 B00002.2015M125622-3

SUZUKI

B00198.2015M119466-3

Vega Ckrm+SupraX98+Sgun 02=42+43+36 Tger7=63 Pro95=49 FizR00:38 Fiz96=3 Utr lmpmrh mdksmo 085100580253 BsTT crdt Mio04=54 Promo beat pop DP450rb.Beat sporty DP450rb.Vario DP640rb. pin:5272F0E7.HP:085743776833 B00002.2015M126148-3

Supra Fit S 07+Spacy 12 htm smua jual mrh brg bgs².P Agus Gamping Lor 04/11 HP:0811283779 B00002.2015M126194-3

Jual vario cw 09 merah jarang pakai hrg 10.5 jt nego h.081227747300

Datsun mobil LCGC 1200cc Cash/Kredit,Prss cpt,mudahH: 087739882255/ Pin:5175FE46

B00631.2015M126414-8

B00002.2015M126133-4

B00692.2015.126348-3

B00198.2015M121336-3

Datsun HB T.opts New.Dp 15jt/ ang1,4.Prss kilat.Bns aksesoris. Wiwit P 085868553403/7d8de8b8

KAWASAKI BU eks hadiah!!ninja250Fi ABS new off the road warna hijau hrga 55jt(ng)Hub:0851.020.98989 B00002.2015M126252-3

B00896.2015M118726-3

MOTOR CHINA Roda3 Viar’08,10,12 Long200’14 Long20TosaPico’13 Spr Hercules’13 085647118584/081904084586

MOTOR Beli sgl-mtr,sgl-th H:P.Nono Celeban Jl:Soga42 XL:0878. 3823.3957 /081.227.55146 / 085100.865678

B00002.2015M125961-3

B00198.2015M121666-3

SUZUKI Dijual Thunder 2007 Hitam AB kota kondisi hidup 5.5jt.Hub:Didik 08157927471 (pemilik)

TOYOTA Toyota Alphard th 2007 wrna htm full ori,km dkt.Hrg:275jt nego.H: 082138170808/087738236005

DAIHATSU BU D.Classy’98 istimewa,fitur ok,AC dingin,tangguh,irit,AB Bantul,utara JEC/Gedongkuning/ 081328269732/0274581530

B00812.2015.125719-3

Jual suzuki FU 150 warna merah hitam th2010 ABkota ban baru 14,5jt nego Hub:087739300316

B00001.2015M126376-3

B00002.2015M126192-3

B00002.2015M125981-4

MOBIL Dibeli motor/mobil tua-muda sgl kondisi XL= 08787.7799209 Trisno= 661.0099 / 085707. 909044

Nex th 2014 hitam tinggal pakai. Butuh uang.8,9jt ng.Hubungi: 02749186962.Siapa cepat dapat B00001.2015M126375-3

TVS

B00002.2015M99696-3

Dibeli tinggi spd mtr bekas sgl merk: Gonel Nogotirto 081904037008/085101507530SMS/Tlp24jam B00812.2015.120312-3

Dibeli mtor segala kondisi dgn hrga trtnggi dbayar cas. H=P.Heru 085100892372/0274-9205189 B00002.2015M123044-3

MOBIL/MOTOR SEWA DewaTrans387896/085103052400/081227788009 mnywkan mbldg/tnp spir dlm/luar kt hr/ mgg/bln/th B00198.2015M119178-3

Hrg promo sewa mbl stok kmplit bsDrop dlm/luar kt AlwyTrans 4435600/0818268597/08157919713

TOYOTA Pusat toyota Jogja!DP min tukar tambah bisa! H:Oestam Dwi Nasmoco 08122687656/087739005888

B01347.2015.120024-3

Murah:Sopir+New Xenia/Avz hny 275rb.Luarkota OK.Tlp:6642401 sms/WA:081229510800 Siap 24Jam

B00002.2015M121030-3

B00002.2015M120855-3

Rental mbl+driver+BBM 500rb 24jm Avanza Jazz Fortuner mlai 200rb 087838484943-082136562640

HONDA Dijual Cpt Grand Civic Silver th90,AB Sleman.Hub:087738085264

B00002.2015M121921-3

Ama_trans mbl+drvr,Avnz/Xnia/ NwXnia/NwAvnz/Lxio,mli150rb 087838773610/085729090891/ 7CDC7E42

B01126.2015.126056-3

Honda Civic Nouva tahun 1990 warna hijau muda ac/vr/tr/ ps.Hubungi:08121586177 bisa tt

B00001.2015M122265-3

MM Trans antr/jpt drop D/Lkota citytour mbl baru hrg nego 24/12/ 6Jam 087839584062/74e35e67

B00001.2015M126415-3

BENGKEL Psg/servis Power Steering.H:TJ Power Steering Jl Perum Ngtirto 2.085729060207/085100438477 B00001.2015M123561-3

ISUZU Panther Jeep 93 hijau B pjkpj fulfar brg klg ori L+D H51jt.Jmn senang,Jl.Mgl TV 0811283779 B00002.2015M126195-3

Dijl Panther’97 2unit New Hi-grade Hi-sporty,ori,lht pst suka hrg nego H:082137229241 B00002.2015M126250-3

KIA Kia Visto Silver Th 2000 AB Kaleng Pjk Pjng,50Jt Nego. Hub: 087839858699/082136129856 B01126.2015.125769-3

Carren 2 htm 03 B pjk 1th istw fulori L+D H70jt Nopol cntik P.Agus Griya Permai 0811283779 B00002.2015M126196-3

Visto 2002 orisinil AA-C fulvar harga 53jt Tegalrejo No 80 Yogya. Hubungi: 0274-9275004 B00812.2015.126290-3

DAIHATSU Prmo!GMax PU Dp7Jtn-Ayla ang 1Jtn-Xenia Dp24Jtn Dptkn Dis Special.08179441400/081226636400 B01126.2015.122416-3

Classy 92.Putih.AB kota.An sdr,panel normal,ac hidup,ori, BU. 30 juta.H: 412180/0817770810

DEALER TaufikKonsultanMobil:Anda Mau Jual/Cr Mobil Baru Bek a s K r e d i t &TkrTmbhHub. 081229676739 Gratis BsSMSan KreditVia ACC Finance B00631.2015M124290-4

Classy 91,Pjk Hdp,Int Ori,AC, Body Kaleng,H:26jt T:087738423855 ( Tlp aja ya )

MITSUBISHI Mirage DP8jt T120SS DP5jt truk bunga0%.Pajero,outlander ready. Survei diBantu.081329750020

Espass minibus 97,cat mulus, msh ori,mesin bgs,ac dingin.Hrg 29jt.082138170808/087738236005

TI20SS 1.5 PU’14 hitam AB tgI spt baru bsTT/krdt H:087738161427/08157766026

B00692.2015.126355-3

B00896.2015.126395-3

B00001.2015M126405-3

Lancer evo 3,Pjk Baru,Abu-abu, Interior Ori,VR,AC,Tape,PW, H:45jtT:087738423855(not sms) B00896.2015.126397-3

SUZUKI S.Futura 1.5 PU’2004 dgn Banting harga 58jt nego.Terang Dunia Jl Veteran 58B Telp:382935 B00002.2015M126041-3

MITSUBISHI Kredit tanpa tolakan Mitsubishi PickUp SS DP4,5jt,tlp/SMS 24jam 087739641388/082243910786 B00002.2015M123618-3

AslLkuCptTrkMitEngklTh82PS 100KngMsnBrGntTh97Rda4DKir +PjkTlt2Th34Jt087774888230/ 23BD2BC8 TP B00165.2015.126340-3

HONDA Jual BU cielo matic th94 asli AB tgnI ori luar dlm istw 53jt ng 085708559995/085261150305 B00002.2015M125994-3

B00002.2015M120623-3

Mitsubisi DP T120S:3jt/L300:13jt /Mirage:7jt.Surve dibantu.Kredit 5Th.Hubungi:087839270854 B00002.2015M123331-3

Mitsubishi Pusat Jogja SS Dp6Jt Truk,Passenger Disc Bsr Prss Cpt. 087837315758,PIN 3270966B B01126.2015.123890-3

Dlr resmi Mits T120SS DP5jt L300 DP18jt Canter DP25jt Pajero Mirage Outlander 087736905133 B00002.2015M124385-3

T120ss,L300,Truck,Mirage, Outlander,Pajero.Cash/Kredit Dp ringan. 08562556731/081225620965

B00002.2015M123102-4

MOBIL DIJUAL

TOYOTA Jual murah Toyota Avanza/Agya/ Rush/Inova/Etios disk buesar! Hub:087838177833/BB:3123bef0 B00002.2015M123686-3

Ultah Nasmoco Bantul,hadiah bnyk disc bsr²an,Agya DP21jtan/ ang1,9jtan,Etios DP28jtan/ang 2,8jtan,Avanza DP24jtan/ang3,1jtan. Tbts!H:Adi-087839999362,BB: 2B1773E5.Kredit/cash/TT/dll. Ready New Rush,Fortner,Inova,dll

B00002.2015M123128-3

SwaMrah:125-250+spr/nonspr avnza, xnia,apv,inova,Lgx, espas,pu, elf,mercy(manten) 087739682842 B00692.2015.124462-3

B00002.2015M123706-4

Revo DP750 angs 453x44 Beat ESP DP 1,1 ang 540x35 Vario DP 1,4 ang 590x35.Hub:085743425365

YAMAHA Yamaha Mio 2010,AB kota,htm/ hijau tua,VR,kond mls,surat²kmplit H:7,250jt/ng,H:085228053439

B00002.2015M123985-3

Beat DP475rb VarioCWfi DP1,5jt ang630x32 V.ISS DP1,9jt ang695x 33 RevoFi DP750.087738968502

B00002.2015M125920-3

B00002.2015M126114-3

B00812.2015.124182-3

Jual H.stream1.7 MT06 slvr stone istw TgI,jok kulit,pjk pnjg, ban tbl 128jt ng.081288545828 B00002.2015M126256-3

S.karimun estilo07 coklat muda met AB tgI coverjok istw bsTT/ krdt 087738161427/08157766026 B00002.2015M126231-3

Dijual Karimun thn 2003 Biru AB Kota 72 jt/nego.Hubungi: Wawan 08176050868 B00001.2015M126326-3

Di jual S.Futura L.5 PU. 2001 AA Wonosobo, Putih orisinil minat Hub : 085292914411 B01033.2015M126381-3

Katana GX 97 Oris Abu2 Mtl 52jt087739542227 Bs Kridit/ Tempo . B00896.2015.126398-3

DAIHATSU

B00002.2015M125868-3

B00812.2015.123140-3

NISSAN Tercantik sales Nissan mba Riva,Promo March,GLvna,XTrail,Evalia,dll.085747957800/ 5350E9A7 B00002.2015M124632-3

Trbaik hrg nissan Glivina,March, Evalia,Juke X-trail Evalia.R stok 082134305878,BB:53C71FF2

B00002.2015M125635-3

Soul GT F1 Eagle Eyes 2013 AB Slm mulus htm abu jual cpt 10,7jt saja 081931789733 bs krdt

GRAND MAX + SOPIR Rp 300.000. Siap Luar kota. Serius Langsung Hubungi : 081 328 167 167

B00002.2015M126235-3

B01033.2015M125975-3

Xeon New series mata elang 2014 super istmw spt baru AB mrh mrn krdt bs 12jt/085101872948

Sewa Mobil+Sopirnya New Avanza/ Xenia,APV,Grand Livina,Inova dan lain2 Hub:081227151647

B00002.2015M126236-3

B00896.2015.126067-3

Jupiter MX CW kopling 07 akher merah htm mls trawat AB Slm cuma 8,7jt bs krdt 085105171360

P.Up,Avnza,Xnia,Livina,Inova, Trvelo,Elf,Dll.Trif Mlai75Rb 087839066852/085870444463/9636479

RX king 06 biru AB pjk baru standar mesin halus lampu bulat peredam 16,5 pas 089687143825

Garuda 9182918,xenia+Spr= 185, APV+Spr+10j=165,Travelo 12Seat +Spr=300,Kjg Innova+ Spr+12j=285

B00002.2015M126247-3

DAIHATSU Daihatsu Terios Tx Th2013 hitam istimwa km10ribu harga nego Jl Wates km10 Argomulyo Sedayu

B01126.2015.125565-3

Disewakan pikup L300 th2013 daya muat bsr cck tk usha bs harian mgguan/blnn H:087732622246 Sewa motor matic;Mio,Vario, Beat, X-Ride,Xeon,Spacy,dll. Mhswa/ umum H:49rb/24jam 081225412570

B00002.2015M126238-3

ISUZU Jual ELF NKR 55.09.130jt.NHR. 10.135jt pintu 5.Ada 5unit&msh byk brng terbatas 082135278902

Travelo 11 Seat,Elf Long 12,16,19 Seat,Medium Bus 25,30 Seat. Elita TransJogja.0817422743

Jual Yamaha Mio th 2010 wrna merah pjk baru mesin bagus tgn1 AB.Harga 7,5jt.H:087738784050 B00002.2015M126111-3

HONDA Mobilio cm DP 30jtan?HRV tanpa indent?Ready jg(Brio,Jazz,dll) H:085204852215/081804280266

B00002.2015M125735-3

B00165.2015.126338-3

B01126.2015.126389-3

Info Otomotif

Tekad Michelin Indonesia Mengedukasi Pengguna Ban

B00002.2015M124758-3

MarchDP13jt,livina27jt,ready stk AllNew XTrail,Juke,Revolt, Evalia, Serena.Tirta082134444827 B00002.2015M125424-3

Diskon bsr DP 13jt March, Glivina,evalia bonus full aksesoris. H:Nitha 081804213341 B00002.2015M125427-3

Promo Nissan G.Livina SP25jt, MarchDP13jt,xtrail rdy stck,all new navara,serenaH:0817369305 B00198.2015M125869-3

DP 20jt untuk Glivina,MarchDP 11jt,info: 085292564723bbm. 294C927A

B00631.2015M126098-3

DEALER Dealer baru Toyota! Agya113jt Avanza175,7jt Inova261jt Rush2 36,7jt Yaris231,1jt dll Cash/Krdit bisaTT(+)Hadiah Langsung Wisnu 085729297870/087839060501 B00002.2015M125626-5

B00002.2015M126131-3

HONDA Dijual CRV 2007 coklat tua mesin terawat bodi mulus No Sped Rp185jt.Hub: 081392335252

B00002.2015M126144-4

B00002.2015M125274-3

SUZUKI BU cpt cary 86 AB ban msn baik bodi cukup pintu blkg 16jt 081619062944

Mobilio RS AT merah baru 188jt offtheroad dbwh hrga dealer brg reward bs ats nm pembli.Hub blok O PR Jantigrahayasa No 11A 082136455556

B00002.2015M126225-3

DEALER BeatESP DP700,VarioCW 700,Supra X1,2jt.NewVario125 DP1,3jt. Hub:085643771441/087838938333/087739755526/087838281660

B00002.2015M124705-7

Jual Honda Civic Wonder 86 fulfariasi tip audio hg28,5 nego bsTT mobil lain.H:081390848510 B00002.2015M126132-3

Jogja murah Acropolis Trans Elf: 16,12seat.New avanza, inova,rush H:087838385502/BB:79A5CEF2

B00385.2015M125485-3

Accord 84 hitam pajak panjang pw ps ac 20jt nego Hub:087739277511

Jual wonder87 mesin bgs semua ori warna abu2 metalik tinggal pke aja an sendiri AB Btl 087839335852 34jt ng bisa tlp/SMS

MOTOR DIJUAL

B00002.2015M126234-3

B00001.2015M126379-3

B00001.2015M126408-4

MITSUBISHI Pickup UM mulai 3jt Colt Diesel Mirage Outlander Pajero proses mudah bunga 0% 0818270062

B00002.2015M119723-3

Mitsubishi Magna 2000,wrna hitam,full ori,plat AD,pjk hdup,PR 18.Hg 59jt nego.082138170808

MAZDA Mazda Interplay thn 1990 wrna silver pajak baru velg racing power stering.Harga 29,5jt nego. H:085762430304/087719290403

B00002.2015M122785-3

Diva Trans:Rental mobil dlm/luar kota.Avanza,Innova,Camry,Alphard,harga murah,Servis Top.H: Nita 087737121166 BB:2792B1D2

B00001.2015M126413-5

SELAIN getol menaikkan citra merek dan penjualan, PT Michelin Indonesia berupaya konsisten dengan misi khususnya, yakni mengedukasi masyarakat soal keamanan ban. Sampai saat ini edukasi terus dilakukan, bahkan tak hanya konsumen, pembelajaran juga diberikan untuk toko atau retailer yang menjual ban Michelin. Country of Sales & Marketing 2Wheels Division Michelin Indonesia, Bayu Surya Pamugar Sugeng, saat peluncuran Pilot Road 4, (10/4), dengan tegas mengatakan bahwa Michelin tak khawatir ditinggalkan toko yang tak mau menjual ban Michelin karena harga yang di atas rata-rata. “Banyak toko yang tak mau jual Michelin karena harga mahal. Tapi sebaliknya, tidak semua toko kami suplai ban Michelin. Alasannya, saat menjual ban Michelin, berarti toko harus siap kami berikan edukasi keselamatan yang kemudian diteruskan untuk konsumen. Hanya toko yang

TIPS

OTOMOTIF IST

kami pilih untuk menjual Michelin,” tegas Bayu. Hal ini terkait dengan edukasi yang konsisten diberikan, salah satunya alur/ pattern atau kembangan ban. Selama ini, Michelin percaya bahwa kembangan untuk ban depan dan belakang harus berbeda. Karena, fungsi ban depan untuk mencari grip, dan ban belakang untuk kestabilan. Begitu juga dengan ban radial dan bias yang banyak orang belum memahami beda dan kegunaannya. [Baca: Kenali Perbedaan antara Ban

Radial dan Bias ]. Hal-hal inilah yang diinginkan Michelin agar masyarakat semakin memahami demi keselamatan di jalan raya. “Soal target? kuantitas kami masih kecil. Yang jelas, pertumbuhan penjualan ban radial kami harus di atas pertumbuhan rata-rata sepeda motor. Kami tidak berambisi merebut pasar, tapi lebih ke edukasi konsumen, karena faktor penentu keselamatan sepeda motor cukup besar pada ban,” tutup Bayu. (kompas.com)


SELASA PON 14 APRIL 2015

KAPSTER Butuh bbrp kapster wanita.Usia max 30thn. Hub:085713880096. Inaya Salon Jl.Ringroad utara B00812.2015.125721-3

LAUNDRY Bth sgr krywti laundry jujur, trampil,tekun.Gj mnrik.Plaza laundry Jakal.SMS 085729039117 B00812.2015.125480-3

Dibut krywati bag produksi sdh berpengalaman hub TOTAL LAUNDRY jl.Seturan Raya (selatan fortune fest hotel).081804322034 B00001.2015M125985-4

Bth karyawati warna laundry max 45th Samirono No106,RT3 Yogya ada UM+gaji.Hub:081392301999

Dibutuhkan Sales direct area DIY up.bpk Edi jln Wonosari km7 No 196 A.Hubungi:087719880934

Bth cpt kryw laundry diMaguwo, P/W,max40th,jjur,pekerja keras, bs nyopir nilai+,081578922244

Cr sales TO cnsmr good pasar retail.Gj+tjgn 2jt+bns lg.Distributor Jl.Palagan.089637709279

Dibutuhkan 5 Orang Untuk Laundry,Hub:Kilat Laundry, Telp:0877 3952 8740.

CrSales kanvas Viar bit kecil roda3 sembako snack.Bns2jt. Pglmn motoris.Palagan089637709279

Cr karyawati laundry di jakal km5,maks 35th,pngalaman,kerja shift,siap lembur.087738636488

PENJAHIT Bth tnga jahit pa/pi usia maks. 35th.muslim sholat 5wkt.gaji+ bonus.u/di Jogja.087719471953

B00002.2015M126261-3

B00165.2015.126333-3

B00001.2015M126404-3

LOW.RUMAH MAKAN Dbthkn server.Bw lmr ke Ayam Bakar Nusantara Jl.BantulKM10 utr Masjid Agung Bantul,mak30th B00002.2015M118737-3

Waiter/ss: Good English, 20-35yr, Apply: info@easygoingresto.com Jl.Prawirotaman No.12

SECURITY Bth 1org security brstfkt,diPrm PilahanAsri RejowinangunKotagede. 087739662526/085713418744

B00001.2015M125186-7

B00002.2015M125518-3

Bth tng srbtn pria <30th single bs krj brt u/RM batak gj:600rb/ bl+10rb/hr 085743098527 B00002.2015M125683-3

Bth krywati utk warung makan ada mess&gaji jelas,di Jl.Pandega 10a Umbulharjo:087838865675 B00812.2015.125724-3

GURU We’re looking for English&Science tutors for our kid clubs.If you are fun&creative muslim/ah who might interested to join in,pls apply to klickatadema@gmail.com

Bth Tkg Msk 4org Gj 1,5Jt/bl. P/ W.Jl.Slokan Mtrm Seturan dkt Angkringn Jentik 082323231331

Kerja sampingan tentor bimbel mahasiswa/i,belum kerja,waktu luang 5 jam sehari. Hubungi : 082300161485

Dibthkan karyawati Rumah Makan Rata-Rata tidur dalam,islam,gj+ makan+bonus SMS:081228570606

B00002.2015M126210-3

B01033.2015M125971-3

Bth krywti rumah mkan,jujur, mandiri,20-30th/gj+mkn+tdr dlm. Srius 081227577666 Jl.Solo KM13 B00002.2015M126243-3

B00692.2015.122348-4

Diklat singkat hotel & kpl pesiar 100% kerja resmi 081804302551 www.sunmarinoindonesia.com B00002.2015M124420-3

But Crew kapal pesiar Eropa-USA Pglmn/non proses cpt Resmi G:925jt/bl 100% grnsi Pnmptnweb: www.princeofthesea-jogja.com Sgr H:0274582217/087839271115

B00692.2015.126028-3

GalauBlmKrj?pnsiun?diPhk?sms DtDr:085729823090 WwncrLgs Krj DlmKntr P/Ftime Inc2,5jt/bl.Mia B00692.2015.126029-3

Bth adm ktr/pmbkuanP/Ftime(job bs bw plg)600/mg.Intrvw LgsKrj. Krm dtdr087719043613/Karlina

B00692.2015.125098-5

Urgent utk hotel/kpl/pesiar/cargo pengalaman/non 081804302551 www.sunmarinoindonesia.com

B00692.2015.126032-3

Dibthkan Adm Produksi,max28th, pndkn,SMK/D3,bs komputer,Ms Office,disiplin,tggjwb.Krm:PT Citra Rahardja utama,Jl Wates Km09 perengdawe Balecatur gamping Sleman(Dpn Hotel Queen Star) B00002.2015M126070-6

Staf Adm u/Kntr baru di YK,P/W, SMU/K.Wwcr lsg krj,inc 600/mg. Krm dtdr 087838421345 Ratna B00692.2015.126363-3

Bth sgr Adm kntr proses cpt P/ Ftime.Intrvw lsg krj inc 2jt/bl.Krm dtdr:085713009858/Anggun B00692.2015.126364-3

GURU Bth konsultan skripsi&tesis akuntansi,HI,Tek.Infrmatika&smua jrsn:081392892892/0274417767 B00812.2015.125728-3

PROPERTI AGEN PROPERTI Siap membantu jual/beli tanah dan bangunan di Jogja.Hubungi: Bpk Hadi 087843131061 B00001.2015M119386-3

Jasa jual-Beli-Sewa Properti rumah,tanah,ruko,dll,Hubungi 081326652777/7DD9EA77 B00002.2015M126197-3

Mau jual rumah di Yk/Solo? Hubungi 0878 4574 5240. J.Guest House 1,3 M & dicari rumah di Kartosuro dana 400 jt B00001.2015M126416-4

DICARI CrYgKpptBthDuitByrCasMblMsk DnaMax100JtLokBbsTdkJauhDr RRRmhLm/BlmJd087774888230/23BD2BC8 TP B00165.2015.126341-3

KOST Kost putri AC,bet,lemari,kamar mandi dalam,Jl.Godean KM4(STPN)dkt Malioboro.H:082136123013

B00002.2015M125665-3

KAPSTER BthSgr kpstrCwek mnrk max35th bs potong creambt,msg tdrdlm Gj+bns,p4an Demak ijo ke utr150m tmr jl geisha sln087838887444 B00002.2015M124276-4

Cr kapster”LegendSpa”JlJogyaSolo KM14 brt SMP 1 Kalasan.Gj omset 087742206517 dg cpt rame B00002.2015M124744-3

Dibutuhkan kapster perempuan berpenampilan menarik jujur giat bkerja.085729051159/548AC952 B00002.2015M124938-3

Dicari bbrp kapster berpengalaman Hub Arimbi Salon Jl Dr Sutomo No 62 Yk B00002.2015M125385-3

KOST Trima kos mhsw lok nyaman tenang,8menit UPN,Amikom,UII, 12menit UNY,UGM,Sadhar, 5menit Mapolda DIY,Giant.Syarat:1.Bkn pengangguran,2.Mental sehat.Almt JlSonokeling Gg Johar 11A Gejayan Concat.H:P.Eko 081334761956 B00002.2015M124428-7

Kost Putri Exlusive:Nymn,Fas Lkp,Dkt Kmps UNY,UGM,SADAR,ATMA Gjyan,KmDlm/Luar:087845759247 B01126.2015.125135-3

Kos pi Pugeran MJII/57(dkt jokteng brt)isi350rb/bl,isikmdlm 400rb/bl,dpr,bersih.08562737363

B00002.2015M126208-3

Kost2n exklusif,Plemburan,AC, wifi,TV,kmdalam,perabot,parkir.081327060190-082113195247 B00002.2015M126323-3

RUMAH DIJUAL

B01126.2015.122162-3

www.kosteksklusifjogja.com di Gejayan mulai 125rb/hr-1,25jt/ bln.Telp 556747,0811283444 B00074.2015.123162-3

Kos”Arini”dkt JEC fas lengkap AC/ non AC aman&nyman mulai 400rb/ bl bs harian H=085102822274 B00002.2015M124040-3

B00385.2015M119566-4

Bth marketing korlap Gj 1-3jt/bln PrimaKacamata Jln WNO km10 T.0823.2898.2870/0274.7160103 B01347.2015.123422-3

Marketing, gj pokok 1jt plus tunjangan trnspt bonus prestasi H:Jl.Gdgkuning38 T08156802903 B01347.2015.125492-3

Dibutuhkan karyawan pemasaran laki²min SMA/SMK SIM C komunikatif&tanggungjawab.Hub 085643881971(Wedang Uwuh Putra Jogja) B00002.2015M126258-4

Bangun Rumah,Kos 1Lt Hg2,1Jt/ m Hg2,3Jt/m Jati,Kolam Air&Pagar Hg2,5Jt/m Jati,Kolam Air&Granit Hg2,6Jt 2Lnt 081567777765 B00165.2015.123521-4

Borongan joglo murah.Joglo tengah 3unit: 23jt. Joglo pendopo 15an:25jt. Joglo pendopo 23an: 65jt. Pendopo:kerangka+bahan usuk/semua nongko jowo. Hubungi:085375213868/525996D7 B00001.2015M126391-6

B00812.2015.124771-3

Segera dibutuhkan karyawan,u/ posisi Cleaning Service, Security dan Koordinasi lap.u pnempatan daerah utara.Gratis.Bawa lamaran. Hubungi:087739096259 B00001.2015M124882-5

Dibut staf humas bujangan pria, pnya mtor,bs komputer,pnmpilan ok,tgl di Bantul,senang seni.Hub: 087787222373/085313705444 B00001.2015M124916-4

Bth OP warnet P/W,bs cmptr,krj shif,income tmbhn.Bw lmrn Avant Garde Net Jl.Palagan TP 47A B00002.2015M124942-3

Bth tng paking teh.Dikrjkn dirmh sdr,upah 50rb/box,250rb/5box/ hr.Stor lsg byr.085777842854 B00002.2015M125042-3

Dibutuhkan operator jus(tdk didorong)min SMP sdrjt area Slm,Btl, Yk min gj 1jt 081809229111 B00002.2015M125053-3

Cr prt,bbsster,rukti,waiter,jaga toko untuk Malaysia gaji 2,8 s/d 5jt.PT Esma 087838797021 B00001.2015M125071-3

low prt bb sister rukti witer jg toko soper admin ob clening servis pt Esma 087838797021 B00001.2015M125073-3

Butuh scptnya 80 karyawan/ti u/ manager,sekretarist,admin, SPG. Syarat SMP,SMU/K,S1. Usia 1730th,sehat.Bawa lamaran ke Valencia Residen B6 Mertoyudan. Sms data mbak Resty 085729327027 B00001.2015M125190-6

Bth krywti muslim single max25th prod box/umum gaji 750rb+bns Hub:P.Yon 0878 3877 1818 B00002.2015M125238-3

Dbut:700 Pa/Pi ditutup akhir Mei PT Budi Makmur JlKusumanegara 185A Garment.H:081916663111 B00002.2015M125270-3

Dbthkn kryawan photocopy Refan, berpengalaman,Jl.Glagahsari UH3 blkg kmpus UAD.082226730914 B00002.2015M125320-3

Trans mlk pmrnth Saudi bth sopir bus/taxi utk agktn umroh/haji max45th SIMA/B 083869617300 B00002.2015M125353-3

Dibutuhkan tenaga potong ayam min smp,tidur di pabrik.Sopir sim A/ B1 maks 35thn kuat,mau krja lsg krja tnpa tes.Hub:085700022666 B00001.2015M125357-5

Bth co/ce penampilan menarik max 30th min SMA.Unipet petshop, Jl Demangan baru no16.586208 B00001.2015M125374-3

OB+tkbn+srbtn,pria,mx25th, SMP/ SMA,tdk rokok,tdr dlm,bw lam lkp KTP,KK,ijzh,foto,minat lgsg wwcr di Hotel MK,Ry.Gulon No1Salam,Mtl,Mgl,SMS085290170141

TENAGA KESEHATAN Bth:AA fulltime wnt SMF/D3 Farmasi kerja shif Hub:Aptk Eka Manunggal Jl M Supeno 15A Tungkak Yogya.087738341456

MARM Group trma krywn pria utk fotocopy(Min.SMA,bs komp)&Depot air(pnglman).H:085878733818

B00002.2015M124931-4

B00002.2015M125865-4

UMUM Bth 60 org operator mesin pabrik pria/wnt,gj+lembur 4-5jt,Pnglman/ NonPnglaman,dpt makan&mess gratis,Tlp/Sms:085750107070 B00002.2015M118695-4

Cr100 Thrpist Spa/Rflx/Sln.P/W, Pglmn/Tdk.Mx30,FreeMess Lsg KrjJdbtabk&LuarKota085692568899 B00692.2015.119789-3

B00002.2015M125387-5

B00001.2015M125466-3

But tenaga krja,17-65th packng mnuman upah 750-1jt/mnggu krja dbwa plg.H:Ajie 085764849252 B00001.2015M125472-3

Bth Mekanik Mobil Diutamakan Llsan STM.Bgkl Mobil Brt Monjali Norito Workshop 081328713777

UMUM Akur Optik B.Group butuh bbrp karyawan tetap marketing lapangan & toko utk cabang²:Wonosari,Klaten,Ktgede,Bantul,Wates, Godean,Dukuh/Yogya,P/W,1840th.Ada motor,SIM-C.Fas:Gaji tetap,UM,beras slrh klrg,BBM, insentif,bonus.SMS: 085786089192 B00002.2015M125580-8

Dbthkn tng krj srabutan pria diutamakan pnya kendaraan sendiri umur 18-25th single gj1,2+bns H:085743456538/085729073231 B00002.2015M125591-4

Cafe Roti Van Java bth: 3 waitress wanita min SMA max 25th bs sambil kuliah jm krj:17.0024.00 mskn lmrn ke Jl Parangtritis No2 Info Hub:087815066730

B00002.2015M125596-5

Bth operator warnet,krm lmrn ke TrinityNet Jl Tambak bayanI No7 Babarsari sms:087808855882 B00002.2015M125757-3

Cr:PRT,Kryawan(Wnt),Kapster Gaji Tinggi+Bnus.H:Tom Salon Jl. Mangkubumi 57 T:563324 Segera! B01126.2015.125772-3

Butuh kasir wnt 2,spg wnt 2,spg pria 2.Min SMA.Toko fashion besar jogja barat,jujur,pnampilan mnarik.Hub.085.600.800.600

B00692.2015.125810-4

Dibutuhkan karyawati admin syarat jujur tanggung jwb bisa manajemen.alamat Jln Besi,Jangkang Km1 Sembung HP:085643993561 B00830.2015M125831-4

Dibutuhkan karyawan utk Gerai Martabak Terang bulan Lokasi Condongcatur Jam kerja 16.3023.30 Hub:Yuliana 087845717404 B00002.2015M125856-4

Dibutuhkan sgr karyawan&wati untuk jaga toko yg senang sm hewan piaraan.H:La Barong Pet Shop Jln.Tukangan 37 Yogya.Tlp:588494/081578779777 tidur dalam B00002.2015M125909-5

Bth 15Pa/Pi u/Satpam/Gdg/Sopir H:PT CPJ JlGodeanKM5(brt Soto Kadipiro5 keutara)085225805636 B00002.2015M125914-3

Dicari penjahit wanita berpengalaman,gaji oke,siap kerja keras jujur.Hub:Modiste Albirru,Jl Imogiri Timur Km7(selatan terminal bis Giwangan)depan ponpes Jamilurrohman(Pondok Sawo) HP:08156863086

B00002.2015M125940-7

TB Pembangunan,Jl.Kol.Sugiono 36 Yk.Bth krywti toko.Wnt, single,30th,jjr,min SMU,niat krj,gj 1jt lepas.08122783378 no sms B00001.2015M125969-4

Dibut sgera sopir laundry usiamax 30th gaji pk1m2jt/tifur dlm.Hub: 081915538767/081804221996 B00002.2015M125979-3

Dibut 3tng pria srabutan tdr dlm gaji 50rb/hr+mkn 3x.syrt:single, max35th,tdk bertato.H:UD Sregep Dsn Karanglo.Jl Kebon Agung Mlati Slm 087738511117 B00002.2015M125984-5

Wnt admn toko,khsus SMK akntnsi,20th,sngle,tlti.H:Toko Femina Jl.Suryatmajan 9,jm 13-16 B00074.2015.126009-3

Bth sgr karyawan/ti utk posisi Staf,Oprtr,Scurity,OB.Pend SDS1,18-40th.H:085743337474 Adi B00692.2015.126018-3

Dicari staf produksi dan QC.Hub CV Paragon JlMagelang Medari Mebel 02749307564-08122750232

Dicari laki2 lajang. Bersih. Mxi 28 thn. Mau tdr dlm. Serabutan. gaji 2jt / bln bersih. Full time. H : 087.843.164.552

B00165.2015.125546-3

B00002.2015M125602-3

B00692.2015.126023-4

UMUM Perkntrn,pbrk&usaha di DIY bth staf,satpm,spr,tng prod/gdg, pram, lektr,cs/ob.085104375125 B00692.2015.126025-3

Bth cpt tng srbn kntr min SMP 17-55th intrvw lsg krj 2,5jt/bln SMS dtdr ke 085729513000 B00692.2015.126031-3

Bth 10 Org utk Kelola Rumah Sehat di Bantul/Sleman/Kodya, 4jam Kerja=50rb/hri.H:7811449 B01126.2015.126057-3

PrshSabun Bth8Stf,8Spr,20Gdg, 9Help,8Stpm,150Prod Gj2,2Jt Jl. WatesKm8No6 085729826379LsgKrj B00165.2015.126075-3

Dbthk kary/ti u/Pabrik Pengolahan kayu,Min:SLTP,max38th,jujur, disiplin,bs kerjatim.Krm ke PT. Citra Rahardja Utama,Jl Wates Km09,Perengdawe Balecatur Gamping Slmn(Dpn HotelQueenStar) B00002.2015M126077-6

Lsg krj 30packing/gudang/prod/ 6admmin smu/k gj 1,200-1,500jt ke jl bantul km 4/411 sltn 1/4an dongkelan.Hub:085879949453 B00001.2015M126082-4

Admin D3,sopir B1,staf gudang& tenaga angkat u/ tk.besi.H:Budi jl Pramuka 58 Yk.0274-418684 B00001.2015M126121-3

Dibut krywi kios camilan krenyah kerja shif libur 4hr dlm sebln. H:08886872777/082227322211 B00002.2015M126125-3

Asisten,rumah tangga,umur 35 ke atas,muslim,taat ibadah,rajin,tgg jwb,KTP DIY.H:087839475170 B00002.2015M126137-3

Bth kywn/i operator pizza jjr,muslim,pnmptn indomart Sorogenen 800rb jam1-9mlm087738838486 B00002.2015M126139-3

Bth tukang Gipsum/keramik/cat dinding&plafon Hub: 08175472920/087733779009 B00002.2015M126146-3

Dibthkan kary/ti parttime utk gerobak mei krm lmrn ke Komp Giant Sprmrkt Jl Godean Km4,5 Yk Tlp:085729100719 B00002.2015M126164-4

Prsh spatu B:8stf 6stpm8spr10gdg 20hlpr100prod gj2.1jt JlGodeanKM 6,5No6 T:087739311640NoSMS B00002.2015M126169-3

Bth karyawati min SMP Gaji tinggi CV Krm Dental Jaya Jl Kesehatan B47 Sendowo/085743924411 B00002.2015M126171-3

Dickys coffe bth server cook jujur ulet cekatan max 27 bawa lamaran langsung interview Jl Tamansiswa 108A 081329645666 B00002.2015M126174-4

Dbtuhkan karywn utk outlet susu, Min:SMP,max30th,jujur,ramah, shift,ada bonus H:087838952125 B00002.2015M126175-3

Dibthkan:Tng cuci motor.Syarat: Domisili Yogyakarta,foto copy KTP,niat kerja.H:081220218666 B00002.2015M126178-3

Dicari 4 Staf adm+10 kolektor Koperasi Gj:UMR+Transpot+mkn segera Telp:081328189973 cepat B00002.2015M126179-3

Dbthkn tenaga utk lesehan di Malioboro dr Jam10mlm-6pagi.H: Pak Tomi 087739174689 Tdk SMS B00002.2015M126203-3

Pabrik Haemonetics butuh staf produksi Wanita 18-35th,Gj 5jt segera Telp/SMS=083117775500 B00002.2015M126226-3

3cowok jaga PS,llsSMU/Sdrjt, nganggur,mak23,bw lmrn ke Insomnia PS,100m barat OB.08164266869

UMUM Dbthkn tnaga kerja wanita brpengalaman max 25th min lulus SMP sbg penjual es potong,Jl.Kaliurang KM 6,5.Hub:081290429053 B00002.2015M126240-4

Dicari pekerja rumah tangga wanita di Condong Catur segera hub: 087738131573 B00002.2015M126246-3

Dicari PRT wanita max 25th masuk kerja Senin-Sabtu jam 85sore,serabutan.0274-589343 B00002.2015M126270-3

Bth kywn SIM A,tko remaja VIP,dpn mall malioboro. Hub: 0274513226-081931704891 B00002.2015M126275-3

Butuh serabutan bisa sopir pick up u/ catering.Gaji 1jt.Sms data diri 085643309066 B00001.2015M126283-3

Dibutuhkan segera tenaga cuci mobil lulusan SMP,ulet,rajin. Hubungi: 0816682745 B00812.2015.126284-3

Dicari karyawati utk Minimarket di Candi Gebang SMA berjilbab umur 21-25thn makan tidur dalam: 081903706601/085743243200 B00812.2015.126285-4

BthKrywn SMA-S1 utk pngisian ATM Bank,BUMN,Hotel,sopir,Stpam Stf Bndara.B.Ari 087834378732 B00812.2015.126291-3

Sopir,colektr&5stpm.H:Dalem KG3/905 psr Ktgede ksltn 400m sblh Batu Gatheng. 081915553315 B00812.2015.126292-3

Tenaga serabutan.Co.SIM C.Gaji mingguan.Jl.Paris km 3,5 Ruko Perwita Regency Blok A No.27 B00812.2015.126293-3

Sopir tk.besi srabutn SIM B1, Niat,jjr,kuat:TB Bintang Jaya Baru Jl.Veteran176 TmrXT Square B00812.2015.126294-3

BthPkrjaRmhTgga,WntMax40 ThJjrSpan,SdiaTglDiRmhDi Smrng, JgLansia,MntSms P.Purnomo 087838414676 B00165.2015.126334-3

Butuh karyawan konter pengiriman barang/pos di jl palagan TP. laki2 bisa komp,pny mtr,niat kerja jujur.Hub:085713595288

B00001.2015M126343-4

Dibthkn sgra tnaga jualan buah dingin.Gaji 1.2Jt,Jujur,Sholat. Hub: 0822.2686.1149 B00692.2015.126357-3

Mandiri dirmh bikin nata bhn disuply produk dibeli cash.Hsl min70rb/hr.Diajari085729005344 B00692.2015.126361-3

Pabrik minuman bth 100 oprtr produksi P/W.U/Seleksi Hub:Ibu Tika 085878302009 B00692.2015.126365-3

Dibut. Pegawai toko pria/wnt.gaji. bns menarik.Jujur. Bw lamrn lgs tb cahaya mandiri jl imogiri barat hub 445457 - 445472 B00692.2015.126367-4

Dicr 3 Srbtn 1 Tkg Las CV WaluyoJln Soragan Gg Kenanga 081328237755 / 087839902827 B00896.2015.126393-3

Bth Pria&Wnt Single,Rjin,Jjr, Max24th.Lam bw ke Toko Makro Jl Rejowinangun11 sltn Bonbin Yk B00896.2015.126399-3

Bth tng pria grng & jual tahu Smdng,gj 650/bln,syarat rmh dkt psr Sleman.Hub:087839404080 B00001.2015M126406-3

Butuh penjual sari roti keliling, Area kec.Mergangsan,di sediakan mess.Hubungi:087738552613 B00001.2015M126425-3

B00002.2015M126241-3

Dicari Lulusan SMU,minat kerja d Bandara & Travel Agent Hub 085743366878 B00287.2015.120407-3

B00001.2015M121435-4

B00692.2015.121776-3

Bt kywn P/W(Lajang/sdh brklrga) tdk kul.Raja Murah Jilbab Timoho, Gejayan,Jakal.Lam krm toko B00002.2015M122709-3

AlJazairKonstruksiApartemen Gj6-10jtMakan3x&MessGratis ResmiDepnakerProsesCpt= 085848861000 B01126.2015.122969-3

Dibutuhkan karyawati utk bagian administrasi diutamakan yg menguasai excel,windows Lmrn ke Tk Fortuna Jl Suryotomo14 Yk B00002.2015M123058-4

Dicari staf BG utk Anime/Game (berpengalaman:gj4-6jt/tidak pengalaman:Training)Hub:c.p.i.jogja @outlook.jp/+6287738071098 B00002.2015M123065-4

Cv.Indah Duta butuh 80krywn/ti u/ manager,sekretaris,admin,SPG, gudang dll.Syarat SMP,SMU/ K,S1.17-30th.Bw lmrn ke Valencia Residen.B6.Mertoyudan.Magelang/sms mb Diah 085878115526 B00001.2015M123244-6

Dibut operator jus ce/co minSMP max33th u/ kota/Slm/Bntl Gaji1jt 085811323808 bkn Birojasa B00385.2015M123590-3

Cr 3org asisten konsultan nutrisi 17-50thn,all background,siap ditarining.Hub:081903799472 B00002.2015M123777-3

Sakura salon bth kapster pengalaman tidak diutamakan rame,laris, gaji+bonus.H:087738336027 B00387.2015M124266-3

Krja Partime 1-4Jam/Hr All Background Mau Kerja Keras Utk Dibyr Mahal H:Wisnu 081392514994 B00165.2015.124566-3

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

BU rmh jl WnsariKm7,5 brt Jogja Tv.SHM LT125LB80m,2Kt 2Kmd. Hlmn jl cor 4m,mbl/truk msk.147jt ng.087739803847/082329674077

220Jt rmh baru 38/84,mobil masuk dekat SMAN1 Pajangan, UIN,10mnt Psr Bantul,SHM,IMB,9313237, 081959606840,tersedia 4kav,TP

BU perumT70 Jombor 3kt/ 2km,1dlm RTRK/kitst/sofa/ satpm24,395jt 081802720241 SHM/bsKPR/TTmbil

Rmh siap huni jl.Imogiri tmr,sltn trmnal Giwangan 45/96.Hg 375jt. 081328723595/087738281850

BUcpt rmhcntk 1Rtm,1rkl,dpr,rmkn, 4ktd,gdg,grsmtr+mbl,tmn klm ikn, mnmls325jt089619062944SHM

1unit joglo 63m² kayu lawas/ ukiran/tumpang 3/jagak 14.barang istimewa 100jt.H:081904058556

Arisan Rmh/Mbl EMKA 200jt,2jt/ bln.Bs diambil Dana.Hida087832287252/www.jasabangunmurah.com

275jt rmh baru 2Lantai atas 2km +1kmmandi,bwh kmrtamu dapur garasi 1kmmandi jemuran Luas 71m² bonus tanah 150m²,Basen Kotagede.Serius hub:085327899348

400jtan di JlKabupaten 40unit rmh hadiah mbl motor,kulkas,SHM. T:082221549111,087711777197

P.WiyoroTheRsdcMulaiT52Rp 370jtan LokStrgsPgrJlAkssMsk Lbr5mnt KtBsKPR.H0274487319/08995125888

Jual rmh,hrga murah,lokasi Kadirojo,Kalasan,Glagahsari,Batikan,Balirejo Hub:081327060190

Rmh mungil,hrg mungil,L41m2 ful bgnan di dkt pemda btl,dsn salam patalan 087838976006

Bukan basa basi DP 0% jalur bandara baru brimob & SMP1 Sentolo, polres baru STM & puskemas Pengasih.Hubungi: 082137354442

B00002.2015M126104-4

B00002.2015M126239-3

B00692.2015.126350-3

B00002.2015M124363-4

B00002.2015M124890-3

B00001.2015M124914-4

Free-PPn u/6Unit(Thp-1) Prm VGM Gamping Slm T45/125 270jt T60/ 125 340jt Ktr Ruko Pasar Balecatur Jl Wates km7,5 T:08510593909-08156754051-082133423875 B01126.2015.119507-5

Pusat Kota Imogiri Siap Bgn T36/ 80 2Kt,1Km Carport 194Jt KPR Hub:081326613926/087738227712 B00165.2015.119842-3

B00002.2015M118916-3

Kos Muslimah Executif Harian/Bulann, Kentungan dkt UGM,UPN,UII: 087838394111/WA 081329652335

MARKETING-SALES Dbthkn sgr Mktg pend minSMP& team leader min SMA punya pngalaman kerja.PT NSC Finance Cbg Gejayan089671925328/08112718927

B00002.2015M125417-3

Kos Pasutri KmDlm Dpr Kramik Nyaman Jl.AsemGede22 AnggaJaya2 Condong Catur H=081804195979

B00002.2015M126253-3

UMUM Bth wanita cantik max25th untuk pemandu karaoke diJogja.Gaji 14jt/bln.Sandra 082133778832

TEKNIK Dcr llsn T.Elektro/Lstrk th2014/ 13/12/11 krj srbtn u/diddik mnjdi tknisi.H:0816394773/0818641498/08997935777/02749599333

Gratis biaya bth tng krj u/perkebunan sawit.diKalimantan mess dsediakn.p.agus.085725973263

B01347.2015.126308-3

LPTKS KRJ KOREA gaji 13-20 juta/bulan, biaya brgkt 1 juta, hub. BKLN Rhona Jogja 0811266612, 085743580006, www.rhonajogja.com

Perusahaan/PT.Baru sgr bth karywn/ti dlm kantor,min SMA,1758th.2,5jt/bl.Tika 085641937665

B00287.2015M126432-6

Dibthkan Karyawan Utk Warung Mkn Di Jakal Cow/Cew Usia Dibwh 30Th.Serius Hub:081904095282. B00165.2015.126316-3

B00692.2015.126019-3

B00165.2015.126315-3

Dcari wanita umur max 45th, untuk wrg makan serabutan, Denggung Sleman T: 0878 3898 7113

B00002.2015M125938-7

B00692.2015.126017-3

B00692.2015.126016-4

Pbrk mebel,Salam Rt05 Kenalan Bangunjiwo Kshan Bntl.But sopir (B1),amplas,helper,srbtn,finishing. 089647011906/08122551888

B00002.2015M126254-3

Dbthkn Adm/Pemb Kntr P/ Ftime,inc 600rb/mg.Lsg krj.Krm datadiri 089682815191 Thania Dibutuhkan Adm Kantor P/F time.Intrvw lgsg kerja,inc 2,5jt. SMS/Telp:085728882980 / Afi

B00812.2015.125713-3

Dicari Penjahit Kaos, PriaWanita, punya pengalaman, mahir, gaji borongan+uang makan+bonus! kerja di daerah Berbah Sendangtirto-Jl Wonosari KM 8, Hub: Sita 08175499983

Bth sgr kywn utk RM max30th bs PP/tdrdlm,mkn+mes+bns.Dsdiakn smnggu skl libur.085741887704

B00002.2015M125921-4

B00002.2015M125619-3

Bth pnjahit wnt pnglmn&Tkg payet: Mimi Kebaya Ringroad utr 26b Kentungan Jakal.081578876868

Rumah makan sendok bebek noodle and rice butuh supervisor, finance,admin,kasir,waiter,staf kitchen.max35th pglaman dibidang tsb kirim lam k RM Lombok Idjo Jl Laksda Adisucipto 22 Jogja 0274 519603

Dibutuhkan segera:waiter/waitress & tenaga serabutan utk rumah makan & catering.Jln Kebonagung Getas Tlogoadi Sleman.Gaji menarik,bonus & ada mess jika yg diluar kota.Hubungi: 0818581855/08563027722

Dibthkan tentor Mtk,Fis,Bio,Kim, Eknmi,Inggris,u/kelas khusus. H:Alfarabi 08882718553 sgr!

B00812.2015.126289-3

Dcr Pnjahit Pria/Wnt Mahir Jhitan Butik Busana Muslimah.Ada Mess, Gj Mnrk,Yogya081392515824

B00692.2015.125102-3

Staf kantor wanita/pria min D3,bisa multimedia,Ms.Office,internet, punya kend.pribadi.Lamaran+CV tulis tangan ke PT.Prudential, Up.Retno Dyah,Casa Grande Square kav.106 Ringroad Utara YK.Paling lambat 20 April 15

B00812.2015.126288-3

Dbthkan sgr karyawan/ti utk RM KS Xtra Hot.Lamaran dibawa langsung Jakal KM.6,5 Tlp:889011

B00002.2015M124940-7

B00812.2015.125731-3

B00001.2015M126282-3

Produsen tas zano,membuka lowongan untuk tenaga jahit dan potong lokasi blk kelur sidoarum, gaji,insentif, hub 0817279503

B00002.2015M124689-3

Cari Cewek Admin komp utk agen makanan Gj 1,2jt mkn siang dalam di Jl.Palagan.089637709279

B00002.2015M125837-6

Bth playan bakso cowok,mslm, minSMP,30th,gj&fas mnrk 087838284277/087838180490/087739241541 B00002.2015M120967-3

B00002.2015M120942-6

B00002.2015M125704-7

Dbthkn cpt krywt londry di Seturan gj1jt tdr dlm Hub: 082221845287 bg yg serius krj B00002.2015M126227-3

B00002.2015M124974-3

Dicr sgr 5 tng Marketing.Prgram kemitraan prdk Herbal,Ulet, Berpnglmn,Penghsln 5-10jt/bln. Lmrn dikrm ke Rumah Pohon Mas Dewo,Blunyahrejo,brt SMK 3 YK.Lngsung wwncr,hr Sabtu,Minggu, Senin jam 1 siang.Ksmptan Trbts

Londry diLempuyangan cr tng wnt maks35th,bs strika cpt&rapi,niat kerja Hub:08562905529

B00002.2015M126003-3

ADM-KEUANGAN Dicari admin min D3 bisa computer marketing Bhs Inggris aktif Hub Bp Ishak 08122750232 sgr

B00002.2015M122648-6

Distributor kosmetik dan onderdil motor butuh sales dan delivery. Lamaran kirim ke Eliya Jaya Abadi Jl Adi Sucipto Perum Victoria Residence Helena 3(blk Hotel Ambarukmo)087833481791

B00002.2015M126001-3

LOWONGAN KERJA

MARKETING-SALES Dicari bbrp Marketing brpnglmn min SLTA ada mtr fas:GP1,25jt+ komisi+bns>3,5jt.Lrmn lsg ke Sejahtera mandiri Jl Ringroad utr 8C(Ruko kuning)Concat(557869/ 7868368)

HALAMAN 19

Pandak Dk Puskesmas Jlur Bandara Br T36/80 SGM,IMB,KPR Hg193Jt H:081226465780/087738227712 B00165.2015.119843-3

Murah,mewah,Graha Banguntapan,4mnt dr Trmnal Giwangan,hg mlai 275jt T40/82,tgl 2unit(tpi jlaspal)H:085105243000/49273688 B00002.2015M123666-4

Rumah siap huni jl.Imogiri barat 45/92 harga 279jt cash/KPR.Hub: 081328723595/087738281850 B00001.2015M124398-3

Dijual Rmh Kav.5mnt UMY dlm RR hrg mulai 280jt.KPR ok.H.085643562777/087839405674/5327DD3B B00692.2015.125126-3

Djl rmh/kav siapbangun trjgkau, strgis 5mnt dr Pemda Slmn,50m di Jl.Mgl buruan 081328460180

B00002.2015M125993-5

Rmh bru minimalis T45 diperum dkt UMY/psGamping krmk rt,2kt, km,dpr,hal.290jt.085743912595 B00002.2015M126117-3

Jual rumah siap huni SHM Jl. Wonosari km 10 msk 165jt nego HP: 085743974847 B01347.2015.126306-3

Rmh Type 36/90 SHM IMB Perum Graha Prima,Kasihan Sltn UMY R.Road Sltn 245Jt H:087838650599 B00165.2015.126331-3

Rmh siap huni 300 jt, 2 unit, T.45, lt.114/115 tmr kel bangunjiwo. 0818420478 B00692.2015.126345-3

B01347.2015.125496-3

Rmh Baru ber IMB T.42/72 Jl.Bantul Km 9 Blkg Mes Persiba 250Jt Nego Bisa KPR 0817227477 B01126.2015.125564-3

Dijual rmh luas 86 kmr2 dpr+kmr mandi,Perum azalia Mgl H:170jt nego H:Bp Didi 087834325775 B00002.2015M125823-3

Perum TmrKotagede dktRrod&kota minimalis SHMIMB LT76LB74m 2KTcarpot satpampgr 087739264466 B00002.2015M125902-3

B00002.2015M124059-3

B00001.2015M124396-3

B00198.2015M124616-3

RmhBr&IndahMltiSlmn,Cbgn T75/152(495jt)3KT2KM/WC, SHM,IMB,PgrCrptCnpy.BsPkr 2mbTP087739278645

Rumah Joglo jati Tua soko 21 ful gebyok+plafon 350jt Ng Hub:Arif 087738829898/08156867735 B00002.2015M120714-3

Terasama wirosaban estate t50/ 93,515jt&t80/116,720jt.granit& jati,shm,imb&bs kpr 0811293191 B01127.2015M120732-3

Djl Rumah Siap Bangun LT:100m Bangunan 68m Lok Sgt Strategis Dekat Bank Dekat Pasar Dekat Kantor Pemerintahan SHM IMB Di Jl.Dr.Rajimin Sleman Hg:475Jt Hub:081328205754/081804300574 B00165.2015.122376-6

B00002.2015M126224-3

B00002.2015M126337-3

Jl rmh Jl.Magelang Km7 Lt=116 full bngnn 3kt full krmik 310jt ng.082138170808/087738236005 B00001.2015M126390-3

B00812.2015.125712-3

Dijual rumah minimalis Samara Regency 45/68 Banguntapan 350jt nego 081392698450 B00002.2015M125907-3

Jl prm Jl Xurang km12 sblm UII Ls=97m2=425jt pgr bsi trs luas drnov crprt 087838214009 B00896.2015.126061-3

B00812.2015.125482-3

Rmh tgkt 2Lt 3Kt 2Km Dpr teras R tamu SHM L70m Kanggotan Plered 275jt ng Hub: 081802660111

B00002.2015M122857-3

Jual rmh bonus perabot/furniture LT/LB 153/60 hal dpn/blkg utara psr buah Gamping/UMY 490jt pemilik 081229111828 B00002.2015M126078-4

LT129LB65m 3KT2KM dpr R tamu Rkel carport+canopy+ gordyn kitset taman 485jt ng Prm Pesona Tirtoadi blkg STIKES Aisiyah Godean Hub:Bu Nita 087812545533 B00002.2015M126143-5

Jual rmh diGriya Palem Indah JlGodeanKm8,5,2KT,2KM,LT92, T:54,fullbang,340jtng 081917012582 B00002.2015M126181-3

Tinggal 2 unit Palagan sltn Hyat mewah strategis Tipe85/90 595jt 087839011911-085100599997 B00002.2015M122593-3

Jual murah rumah LT 102 LB 180. Harga 650jt Wirosaban Yogya. Hub:081341985899/087747810108 B00001.2015M119232-3

Tinggal 2unit lok Tajem TmrKampus UNRIYO Legalitas Pasti Desain Bebas:7173302/087739036207 B00812.2015.121382-3

Bale Kajor dkt Mirota Godean 2LT Lux home 5KT+3KM,siap huni LT ±130m2/LB±150m2.H:0818727072 B00001.2015M122051-3

Balewates 2lt lux home 8unit akses msk lwt gerbang Ciputra ±50m smp lokasi, LT155m/LB 175m,full granit+full jati+wtrhtr, model tiap rmh beda.0818727072 B00001.2015M122056-5


20 sport style

SELASA PON 14 APRIL 2015

Pamer Tato Palsu Brooklyn Beckham Be Tiru Ayahnya

WWW.ZELEB.ES

BROOKLYN BECKHAM

MANTAN pesepak bola as asal Inggris, David Beckham memutuskan melu melukis tubuhnya lewat goresan tato sebagai ttanda kecintaan terhadap orang-orang yang disayanginya. Tubuh Beckham pun kini su sudah dipenuhi tato dan hal ini rupanya me menarik perhatian putra sulungnya, Brooklyn Brookl Beckham. Remaja berusia 16 tahun itu mulai coba-coba menggores tato pada tubuhnya. tubuh Namun dia membuat tato-tato itu tidak permanen. Brooklyn memamerkan ta tato kecil di lehernya saat menghadiri ac acara Coachella Music Festival di Indio, California, Cal Amerika Serikat. Mengenakan kaus kau putih tanpa lengan dan topi warna putih, putih Brooklyn tampak berjalan-jalan di sek sekitar arena panggung. Lewat akun Instagram-nya, Instagram Brooklyn juga mengunggah beberapa foto dan video selama dirinya mengikuti aacara tersebut. Bagi Brooklyn, saat ini be belum waktunya menggores tato permanen di d tubuhnya. Hal ini diungkapkan ol oleh Marketing Manager Flash Tattoos, Kirsten Stoddard. M Menurutnya Ikuti be rita gay Brooklyn memang menyua para bi kai tato dan berencana ntang o hidup menggo menggoreskan tato l dunia d a perman permanen di tubuhnya an juga hraga orangorang nanti jijika sudah cukup terdeka umur. tn www.tr “Bro “Brooklyn menyukai ibunne ya di ws.com tato yan yang ditawarkan dan bere berencana membuat beberapa (tato) asli dalam beberapa tah tahun kedepan ketika sudah cu cukup usia. Dia bersama teman-tema teman-temannya terlihat menikmati festival,” kata Ki Kirsten seperti dilansir Mirror. Brooklyn memang baru m melihat-lihat ggambar ga mbar tato apa yang akan digoreskan d tubuhnya suatu saat nant di nanti. Namun ia bbelum elum memutuskan studio tato mana yang d ipilihnya untuk melukis ta dipilihnya tato permanen di tubuhnya. Hal ini pun hamp tu hampir mirip dengan yyang ang dilakukan sang ayah. Beckham hingga saat ini juga belum diketahu diketahui di studio tato m ma na dirinya membuat tato bertuliskan mana ‘‘Brooklyn’ ‘B rooklyn’ di punggungnya punggungnya. Namun untuk tato-tato yang lain, Beckham diyakini memta p pe rcayakan pekerjaan itu pa percayakan pada seniman tato

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

Sip,TngahKota 2Lt LB85/LT100 Lingk Tnang Nymn Aman,Golo Taman siswa H:087736906660-7164006

Rmh modif perum Saka Permai (psr Rejondani ke tmr laut),gaya villa,unik,sehat,nyaman,ckp mewah,satpam 24 jam,jln lebar,970 jt,LT/LB 152/200:4KT,4Kmd,beranda tropis,tmn dpn&blkg,pagar, teralis,garasi,SHM,IMB.www. simpleartchitect.com.0811268667

Jl mrh Rmh LT431m2 hook jl lebar babarsari tambakbayan cck utk kost ekslusif.085600798125

B00165.2015.122181-3

Jual rumah Jakal Km9 barat Merapi Viu/utara Gren Hill 300m Hub: 085743057062/085291814400 B00002.2015M122551-3

Rmh 2lt siap huni komplit 3KT 3KM SHM IMB listr 2200VA tilp jetpump carport kitchenset 2AC 1wh storage.Loks Nologaten (komplek) blk Ambarukmo Plaza LT/LB 119/170 hrg 1,1M nego 082221492274 tnp perantara no SMS B00002.2015M123053-7

Jl rmh kost lt.422 hook 12KT,3KM, grsi,dpr+rmh induk 3KT,2KM, grsi,dpr+R.ush Jl.Perumnas Seturan,dkt kmps.H:085643619063 B00692.2015.124453-4

BU bangunan istimewa cantik Wiyoro Jl.Wonosari KM7 SHM/IMB LT/B 143/90 3kt 1km RT RM dapur teras garasi/carpot H590jt nego. H:081578050290/081909615676 B00002.2015M124489-5

B00001.2015M125423-8

Jl rmh JlImogiri Tmr sampangan Boto Kenceng Bantul Yk LT180m lt3 ktd5 kmd5 dpr2 grs 1 SHM 850jt ng 082225507678 pmlk TP

B00002.2015M125905-4

Dijual 2rumah LT438m hrg 2,1M & LT241m hrg 1,2M SHM IMB lok strtgs dkt kampus & Amplas nego.H:085786502882(TP)

B00002.2015M125916-4

Rmh kost strategis diConcat tepi jln,2lantai,ada rmh induk,10kmr, hg 1,6Mnego.H:08156876293 B00002.2015M125917-3

Jual rmh+kost LT790 SHM samping msjd Al-Barokah Jl Damai Ds Mudal Sariharjo Ngaglik Sleman H:Bu Indrawasih 082115377935 B00002.2015M125972-4

1 Unit terakhir siap bgn mwh elite LT212/100 3kt 2km Baciro jln lebar 1,1M 087838687636

B00002.2015M125976-3

Rmh mwh siap huni fas lgkp SHM IMB LT209/250 4kt 3km elite Baciro dpt dpt 087838687636 B00002.2015M125977-3

Tnh&bangunan(186m²+100m²)2 lantai.SHM,IMB,mbl masuk.Jakal 6,5. 900jt ng.089620982143 sms ok! B00001.2015M125980-3

Jl rmh dkt kmps psr tko rs jl raya tajem msk 50m ls=104m2 bru+ intr 700jtan 2lt 08783214009 B00896.2015.126060-3

Jual vila Jakal KM22/LT=408/ LB=250/SHM-IMB/8kmr/bang.baru/ blk Sangrila/590jt-087838684499

B00002.2015M126158-3

Jual rumah luas:538 LB:350 mbl msk,Denggung kebrt warak lor H:1,8M nego Hub:087838270500

B00002.2015M126188-3

Jual cpt kos LT812 LB477 KT22 kmdlm Jakal Km11 3,5Mng pasti, SHMP,IMB lgkp.Mela082221845287

B00002.2015M126229-3

Jual rmh tp jl sltn Amplas LT/LB 151m 120m²3kt2km grs gzebo mrh siaphni 850jt 087738131573

B00002.2015M126245-3

Rmh T60 L140m²,3Ktd,2Kmd, Hal luas 575jt/NG komp Perum ExecutiveJakalKm10msk082137238199 B00812.2015.126286-3

Rumah Kost 25Kamar LT900m2, 2Lt,SHMCondongCatur,DepanPolda DIY Rp.7,5M H:0878 3865 0599 B00165.2015.126332-3

Dijual Cepat Ruang Usaha Di Jl.Juminahan L98m Hrg:1,1M Saja Hub:08122969640 / BB:265EA970 B00165.2015.126339-3

Kirana Lowanu Residence, 19 unit, 2lt, exclusive, tengah kota, sel.tamsis. H:081229123477 B00692.2015.126344-3

Dijual Rmh jl Raya Tamansiswa 103 jogja,T.454m2. B 200m2,lbr 12m,lkp isinya.hub:0811306010 B00692.2015.126352-3

Dijual Villa Kaliurang, T.2118 m2, B 150 m2, lbr 40m, hub: 0811 306 010 B00692.2015.126353-3

B00692.2015.126359-3

Djl Rmh Mwah SHM,IMB,LT:450m Lok dkt UGM sltn Bale Agung Kentungan Hg:3,5M Hb:081392812321 B01126.2015.126386-3

RUMAH DISEWAKAN Blkg Htl ChristalLotus DutaMas No5 Tingkat 2Lt Baru 4Kt 2Km 2Rt 2200VA Grs Pgr 08164267624 B00165.2015.120891-3

bernama Louis Malloy. Pengalaman Malloy pun tak diragukan lagi karena ia sudah lebih dari 24 tahun menggoreskan tato ke tubuh banyak orang. Bagi mantan pemain Manchester United itu, tato adalah simbol penting yang memiliki makna dalam kehidupannya. Beckham juga pernah menjelaskan apa arti tato yang tergores di tubuhnya. “Mereka tentang orang-orang penting dalam hidup saya. Istri dan anak-anak saya, yang saya selalu ingin bersamanya. Ketika kamu melihat saya, kamu melihat tato. Kamu melihat sebuah ekspresi bagaimana perasaan saya tentang Victoria dan anakanak. Mereka bagian hidup saya,” kata Beckham. (Tribunnews Pada tahun 2000, Beckham memutuskan untuk membuat tato nama ‘Victoria’ di lengan kirinya lewat tulisan bahasa Sansekerta. Namun bila dibaca dalam bahasa Sansekerta yang sebenarnya, ada kesalahan dalam penulisan tato tersebut. Pasalnya, bahasa Sansekerta memang tak bisa diterjemahkan mentah-mentah begitu saja. Alhasil, tato di lengan kiri Beckham pun bukan tertulis ‘Victoria’ melainkan ‘Vihctoria’. Beckham juga mempunyai tato angka romawi tujuh di lengan kanannya. Angka tujuh sangat penting bagi Beckham karena merepresentasikan nomor punggungnya saat masih aktif sebagai pesepakbola, baik saat memperkuat Manchester United maupun timnas Inggris. Tato angka romawi tujuh itu dibuat pada tahun 2003, dan kini tato itu memiliki tambahan makna yakni nama tengah putri bungsunya. Seperti diketahui, putri Beckham dinamai Harper Seven Beckham dimana banyak orang berspekulasi nama ‘Seven’ terinspirasi dari nomor punggung Beckham.(Tribunnews/dng)

Jl Murah pekarangan srandakan LT470m LD30m 65jt pandak LT690m LD30m mrah 67jt 087839577738

BU SHM 150m² muka 7m mobil msk bgt 38jt dkt Jl aspal kec Srandakan 085729376166 nego

Dijual tanah L2772m LD19m di Tirtoadi Mlati Sleman YK.Hrg 400rb/m.Telp:085100146163

SHM pkr=177mLD=10m ling elit brt CndiSmbisari/utr BndraTajem keTmr asri325jt ng08122955748

Dijual SHM pek L 150m2 LD 10m 51jt Sidomulyo Bambanglipuro Bs kridit bank 4th 089683897475

Tnh SHMP L101/7,5 189/14 3mk Wrkraman SdKarto Gdn&swh L2000m²LD14m mgk jl tnh Sanggrahan Maguwoharjo hrg ng 087838295859

Kebun jati 1000m 175jt 4000m 125jt 9000mt 300jt stpkt pgjln phn jati besar².H:087839294855

SHM pkr=328mLD=14m,Prawirotaman Kodya dkt kraton/JlParis ling htl/gueshoes=6jt/m0818215851

SHMP 155 m2 Ld10M (1,1Jt/m) akses jl.6m Selomrtni 50m dr jl.Ry Cangkrign. 08122953102

Dicari tanah min 250m ada rmhnya,dana dbwh 300jt,bs utk rmh mkan.sktr RR.Hub:087838391189

Tnh stratgs cck inves/RT mepet Candi Prambanan tepi jl LT700 LD18 cpt dpt mrh 087838687636

Tnh 855m²/SHM mngku aspl/huk view bcs Gunung mrapi,pondasi/ smr air.cck u/hotel.lok gunung Sempu,Kshan.675jt/081904058556

B00002.2015M119286-3

B00002.2015M121507-3

B00692.2015.121775-3

Bln ini dpt Vario.Kav Cbngan 5unit psn bgn T45/131 SHM IMB sltn Alfamrt 335jt.081215954452 B00001.2015M122267-3

B00002.2015M123304-3

B00002.2015M123318-3

SHM 101m2 jl Srandakan msk 500m Jl Aspal 73jt bs kridit Bank 4th bismillah 0896-7202-1397 B00692.2015.124121-3

B00002.2015M125046-3

B00002.2015M125048-3

B00002.2015M125264-4

Tnh SHMP L:537m²LD16,5 dpn UII Concat mgk jl aspl,SHMP L:170m LD10m mgk jl cor LB4m dpn Stdion Mgwhrjo hg ng 087838295857 B00002.2015M125266-4

Jual cepat SHM pek 65jt/125m² lokasi 500m utara Pasar Tempel/ 30m dari Jl Raya Tempel-Turi. Hub:087839894616(No SMS) B00002.2015M125366-4

Djl cpt tanah SHMP 474m² LD12m 2jalan strategis dkt PPPG Jakal, bisa sebagian 081328460180 B00812.2015.125478-3

Rmh br muslim 2kt krmk pgr grsi 7jt/th Prm Gejawan Indah JlWates KM7 Gamping H:08562870478

B01347.2015.126091-3

B01347.2015.126297-3

Dkontr Rmh 2Ktd Full AC.Kmd. Rgtm.dpr.Grsi. Perum Nogotirto Indah B 8. Hub 08122708325 TP B01033.2015M126371-3

Rmh br Tp 60/225 hrg 450Jt. Lok Strtg Crfort 3mbl. Bs bikin 1 Rmh lg 3ktd 2km Jl.Palagan Psr Rejodani ke tmr. 0817465702 B01033.2015M126377-4

TANAH DIJUAL LT:400M ada rmh,5Kmtd/3Kmdi/ dpr/R.klg/Rtmu+t4 ush/1kmdi, SHM/IMB,Lok Jl Magelang Km14 Medari samping kantor kecamatan. H:1,6M/Ng Serius H:081804066555 B00002.2015M124989-5

B00002.2015M125995-3

Jual cpt pek hook L762m²LD20m jlaspl,PDAM,500m dr JlWatesKM8 tmr GrandMutiara 081328830539 B00002.2015M125996-3

U/ yg serius saja.TP sawah sdh sertifikat L:1093m² LM:9m pggr ringroad Bantul.082226581854

B01126.2015.126055-3

B00002.2015M125906-3

Rmh di Tamanan (brt Giwangan) 3Kt, Rm, Dpr Km/sanyo, RTluas lstrk1300W 9,5jt/th 0817465887

Jual cpt tnh pekarangan belakang Hotel Sheraton L112m LD12m SHM jlaspal.H:WA 081328830539

SHMP LT212m2 LD11m Jl.Mgl Km 10 keutr 300m kTmr 50m sblm Jjamuran.087838413249/085100539165 Tnh 726/824/980m² 1,2jt/m lks Jakal km 9 2500M² Maguwo H:Bayu 085728556464

Dknt rmh br T54/93 kt2km1carpot RTRKdpr pgr LT granit sltn Prm Pertamina Prwmrtni 13jt/th min 2th.H:081237900461/7648DF46

Dsewakn rumah sederhana model paviliun 5,5jt/thn (min 2th) hal dpn luas L900W 087845664969

B00002.2015M125974-3

B01126.2015.126054-3

Dikont pav dlm kota hg 5jt/th rmh di Gjyan 2KT Rtm Rkel dpr kmd krm hg13jt/th 087738381309

B00002.2015M126022-3

B01033.2015M125973-3

Mrh Swah L1250 LD40 TpAspal Mbl2Arah dkt TukAir AnSendiri Jakal Km14 400rb/m 0817259901

B00001.2015M125897-3

Dkntrkan rmh 2KT 1KM RT RK dpr carpot lok Sltn Trminal Giwangan Prm 12,5/th ng085743962596

B00002.2015M125966-3

B01126.2015.126053-3

B00002.2015M125820-3

B00002.2015M126004-3

B00002.2015M125950-3

Tnh 420m,Hrg:1,3Jt/m Barat Pemda Sleman,Bisa untuk Warung.Tlp: 081804124448-082178805122.TP

Gambiran blok C.8 2kt,1rtm,1r. klg kmr,1 kmd&wc.Blm keramik. 9jt/th ng.Min 2th.085643473076

Dikntrkn Paviliun LT2 Fas 1dapur 1kmr mndi dlm 1kmr listrik 1300W air sanyo H:087838123367

B00002.2015M125937-3

B00001.2015M126047-3

B00002.2015M125241-3

Dikntrakan rmh lokasi Jlodran dpn RSJ Mgl luas 200 kmr4 grs luas cck u/kntr H:087834325775

B00002.2015M125960-3

BROOKLYN Beckham barangkali belum menentukan apa tujuannya jika nanti jadi menggoreskan tato di tubuhnya. Namun sang ayah, David Beckham, memang menjadikan tato sebagai sarana mengekspresikan diri. Termasuk saat pernikahannya diterpa isu perselingkuhan pada tahun 2004. Tahun 2004 memang menjadi tahun yang berat bagi pernikahan David Beckham. Ia diduga berselingkuh dengan asisten pribadinya, Rebecca Loos, sehingga mengancam pernikahannya dengan Victoria. Satu bulan setelah berhembus isu perselingkuhan tersebut, Beckham mempunyai tato baru di lengan kanan atasnya. Mantan pemain AC Milan itu menggambar malaikat dan ditambah kata-kata In the Face of Adversity atau dapat diartikan ‘Sedang menghadapi kesulitan’. Beckham pun mengakui bahwa tato menjadi sarana baginya untuk mengekspresikan diri, termasuk saat menghadapi masalah pribadi. “Setiap orang punya cara untuk mengekspresikan perasaan mereka, dan bagi saya melalui tato,” ucapnya. Pada akhirnya, pernikahan Beckham dan Victoria tak hancur karena rumor tersebut. Bahkan Victoria menyebut pernikahan mereka semakin kuat setelah gosip perselingkuhan tersebut. Karenanya pada tahun 2006, Beckham kembali menggores tato di pergelangan tangan kanannya bertuliskan angka romawi VII.V.MMVI. Tato itu bisa diartikan 8 Mei 2006, yakni tanggal dimana Beckham dan Victoria melakukan suatu komitmen rahasia. (dng)

TANAH DIJUAL Djl tnh L:2400m LD:25m Timoho dkt UJB masuk 50m hrg 3,3jt/ Ng.Hub:081904074298

Sawah SHM cck u rmh/kos LT950 LD16 Jl Magelang km11 Beteng Tridadi 975rb/m Ng 081802753111

B00002.2015M125933-4

Curhat Isu Perselingkuhan

TANAH DIJUAL Tnh SHM 1230m² tng kota Jl Gayam Baciro utk Perum mewah Hub:085692030300

Homestay muslim 3,4kt.Kmd dlm.Fas lengkap.TV kulkas dpr dispenser.Dikont u/ mhsiswi muslimah kmd dlm kasur TV.Jl Perjuangan Karangnongko rt6.Maguwo. Dlm rr dkt UPN Amikom UII.Bandara.08125531276/085743575839

Dikont KT4/km2/rklg/garasi/hal luas/Rterbuka.hg16,5jt Jl Mglg Km8 msk 50m 087845694142

DAILYMAIL

TATO PALSU- Brooklyn Beckham memakai tato palsu di lehernya

TANAH DIJUAL BU SHM Swh 150m² muka 8m cck Huni&usaha 35jt nett mbl sgt masuk 082323154766 Pandak

Tnh SHM lingkngan prmhn lok:Cepokosari L:150m LD:15m hrg 1,5jt/ m Sapa cpt dpt 082226223022

B00001.2015M125095-7

• Brooklyn Beckham meniru gaya hidup ayahnya • Dia membuat tato di lehernya • Brooklyn membuat tato tidak permanen • Dia menghadiri acara Coachella Music Festival di California

TANAH DIJUAL Dijual tanah kavling Luas 100m² SHM 1,75jt/m².Utara Stadion Maguwoharjo.Hub:0813.9229.7435

Dikont Perum Jatimas rmh 2kt 1km RT RK tnh kosong 7jt/th nego Jl Wates KM8 087738425502 B00002.2015M124321-3

DIRECT POINT

B00002.2015M126079-3

TANAH DIJUAL SHM milik sdri L=224m 2muka 10x22m jl 3m 150jt ng barat Ciputra Jl Wates KM9 087738425502 B00002.2015M124320-3

Tanah 650m lb 10 jln Imogiri timur pinggir jln Pleret 1,250jt/m. Hub:08122691105.Kas/kredit B00001.2015M124397-3

Timur Kidfun LT:148m SHMP Jl.Aspal 5m Hrg:140Jt Hub: 081328894140/087739655686

TANAH DIJUAL Dijual pekarangan L:243m²,lebar depan 12m lokasi sblh kost eklusif(Graha Amarta)Seturan 4jt/m dkt YKPN,UPN H:087838510678 B00002.2015M125428-4

Jual tnh pekarangan SHM L:956m² muka 25m Piyungan keutr 5km ke tmr 3km 150jt.H:081215677738 maaf jangan SMS tanpa makelar B00002.2015M125605-4

Jual L336m Ld16m lokasi Kotagede cocok dibgn kontrakan mobil masuk h 300jt H: 087739127233 B01347.2015.126084-3

Tanah SHM cocok untuk Hotel Resort dipantai wisata KrakalYogya luas 2446m & 3368m.Harga nego.Hub:Jatno 081235888106 B00001.2015M126093-4

Jual tanah luas 2000m² cocok inves jati,lokasi Tepus,usia jti 10th.Hrg 95jt.H:087739643061 B00002.2015M126103-3

Tanah sawah Nayukulon Ringrod sltn LT600m LD9m H950rb/m nego. Arif 08156867735/087738829898

Tanah dijual kota bantul truk msk utr masjid agung.L:152m muka 12m 175jt net.087738884163

Jual pkrgn SHM L160m MK8m mbl msk Bantul selatan.Harga 39jt bisa TT mobil.H:087738784050

Jual cpt SHM pek 175jt/165m² lok 800m dr psr Slm/50m dr jl Kol Subadri 081296431974(noSMS)

Jual Tnh pek L 362m² Mancasan Pandowoharjo Sleman mobil masuk 600rb/m Nego.H:085729198202

Djl tnh di Kasongan, LT281, LD11, SHM, hdp utara, lingkgn sejuk, hub 087738013382.

Jual cpt SHM pek 75jt/120m² lok 700m dr ktr pos Seyegan Hub: 082243823172

Tnh bgus dkt psr tempel dn kec.tempel L159 hrg 125jt dn L140 hrg 115 jt h.081931700289

Djl tnh pek dlm rroad slt brt,Kasihan.LT/LD 350/13,SHM,hdp tmr,pgr jlaspal.H:087738013382

Jual cpt SHM pek 95jt/126m² lok 1km dr SPBU Nggendol Tempel akses jl aspl Hub:087832628395

Tnh bgus murah L130 hrg 55 jt dr pasr muntiln 1km h.081931700289 sgera

Djl tnh pek di dkt Jl.Bantul KM 7,LT425m,LD13m,hdp sltn, pgr keliling,SHM,Hub:087738013382

BU SHM 9X7X8X7 2muka brt UMY Ringroad brt 70m² Nego 192jt cck kost 085105809982/512C2041

Jl tanah murah tepi jln Solo 3000m² muka 30m Kalasan Hub:085878797056

Djl tnh LS4000m²,SHM,tpi jln,lok. Turi,kec Turi Slm,H750rb/m,ng. H:087839197987/085728924746

SHM Pek BU 750m² muka 11m& blkg 14m.Truk masuk 08sd11 bisa antar 135jt 085729376166 Pandak

BU jual tnh L1523m Jl.Cokroaminoto blkg SHM pek sttgs cck unt inves Hg2,2jt/m 087738381309

Jual tnh LT:912M²,aspal,dkt kampus UPY Sonosewu cck utk ush&dll Ph:087738883699

B01126.2015.124536-3

B00002.2015M124750-3

B00002.2015M124961-3

B00002.2015M124962-3

B00002.2015M124963-3

B00002.2015M125043-3

B00002.2015M125045-3

B00002.2015M125677-3

B00812.2015.125720-3

B00385.2015M125890-3

B00385.2015M125891-3

B00002.2015M125904-3

B00002.2015M125910-3

B00002.2015M126110-3

B00002.2015M126126-3

B00002.2015M126128-3

B00002.2015M126130-3

B00002.2015M126134-3

B00002.2015M126162-3

B00002.2015M126193-3

B00002.2015M126211-3

B00002.2015M126214-3

B00001.2015M126228-3

B00002.2015M126237-4

BU Jual Pkrgn 580m Mk30 sltn psr mangiran srandakan mbl msk H:135jt H:085643477783 B00002.2015M126260-3

Murah bgt jual tnh pkrgn 325m mk20m brt psr Celep Sanden H:55jt net H:087839793275 mbl msk B00002.2015M126262-3

Dijual tnh pkrgn 1202m mk30m diSrandakan Bantul mobil msk harga 170jt H:087738322217 B00002.2015M126263-3

Jual tnh pekarangan luas 95m Rp 65jt pas Kidsfun ke tmr 2km ke sltn 700m H: 085100666157 Maaf Jangan Sms & tanpa Makelar B01347.2015.126299-4

SHM pekarangan,120m2,Ld 9 m,mbl msk.Harga 40jt.Dkt jln aspl Pandak.Hubungi:082219341777 B00001.2015M126302-3

Dijual tanah SHM-P,mangku jalan affandi/jl gejayan.Luas 1193m2, lebar muka sktr 22m,bentuk letter L.Hub.081328460624; 085664726245;087839331162 B00001.2015M126312-5

Tanah Pek Ada Rumah Sederhana Ling Perumahan Jl.Godean Km8,5 Ke Sltan 500m LT170 LD10 Hook Hrg:190Jt Hub:081 227 500 865 B00165.2015.126320-4

Tnh L240 LD9 H450/m Godean Km 11 L100 LD10 H85 UMY Kav 100m LD9 H105 Seyegan 087738043273 B00165.2015.126321-3

MaguwoDpnUnriyoL150LD12H2,5J/ m GodeanKm6 L300 LD16 H2,5J/m L240 LD20 H2J 087838540506 B00165.2015.126322-3

Tnh di tamanan, 1km dari ring road. mbl bs papasan. L.441m2/ Ld 11,5m 087838976006 B00692.2015.126351-3

Tnh pek SHM.Tepi jl wates km8 Utr jln.Lt1120m lbr16m.Strategis Hp.3jt/m 081804077042 B00692.2015.126362-3

Tnh208m2LD10mSHMPdiCondong catur dpn Futsal Jl Aspal Hg:3,5Jt/ m NG Srius H:087838774848 B01126.2015.126383-3

Tnh Pakelbaru Yk SHM pekarangan bisa utk 3 mobil,hook 20x 16.5. Hrga 1.150M nego.Bisa separuh. H:081341985899,087747810108 B00001.2015M126423-4

TANAH DISEWAKAN Tanah disewakan L:209 LD:12m di Jl.Damai/Jakal Km8,H:15Jt/ Thn. Hub:081904174141 B01126.2015.125766-3

TANAH DISEWAKAN Disewakan tnh 50 m pinggir jln mgelng dn kios 5x7 dkt lmpu merah tempel h.081931700289 B00385.2015M126271-3

JUAL RUANG USAHA Jual/sewa Jl.MglKm11 Slm utrSPBU LT100LB140 2lt SHMP S.huni 545/40jt 087839584062/74E35E67 B00002.2015M122783-3

Jual ruko/gedung br dkt pasartelo &RS Wirosaban lt.166/lb.183(2 Lt)/ld.8 hrg2,35 M.Hub:Trust_ 0812.2930.2931/0812.27831.989 B00198.2015M124608-4

Djual ruko Jln dr Sardjito lokasi kota dkt tugu UGM Lt72 Lb100 hrg 2,3milyar H081228440440 B01347.2015.126085-3

Ruko tepi jln Magelang,LS 132m LD 7m,2 lantai,full bangunan. Butuh Uang.Hubungi:02747850101 B00001.2015M126277-3

OPER KONTRAK RU Opr kontrak wr mkn msh 2th 25jt prkir luas ad dpr/kmr.Lok pgr jln/ Prima Futsal 08156520805 B00002.2015M124549-3

Oper kontrak Tk Roti Nologaten Wahid Hasyim strtgis ramai Hub: 082135965430/081804466969 B00002.2015M126199-3

SEWA RUANG USAHA Dktrkn ruko 3,5x10m+dpr&kmdi diJl.Raya Cangkringan sltn Puskesmas NgemplakI H:082225977153 B00002.2015M124661-3

Ruko dikontrakan di Jl Hayam Wuruk No120 uk 9x35m² ada tlp/ PAM/2500watt Hub:082329361969 B00002.2015M125240-3

Dswakan r.ush JlGlagahsari cck utk sgl ush kcuali wrg mkn(3x3)& (3x6)ling kmps:087738737682 B00002.2015M125296-3

Dikont tempt ush utk kantor kafe rmh modeste Demangan Baru Hub: 081328388233/087838797709 B00002.2015M125931-3

Sewakan ged cck bank/usaha 3lt sngt strgs sblh kampus UMY,ada Rtm,parkir luas:087839332233 B00002.2015M125935-3

Dikont Kios Uk5x6m Fas:list,Kmdi, PDAM Jl.Godean Km10 Timur Pasar Godean Hub:0877 3838 5444 B00165.2015.126072-3

Dikont ruang usaha 6x6m dlm Perum Jatimas 7jt/th nego Jl.Wates KM8 keslt 700m 087738425502 B00002.2015M126183-3

Dikontrakkan kios uk 2,75x6m Jl Slokan Mataram 1B.15jt/th,min 2th.08170417245/081804397641 B00002.2015M126185-3

DikontRuko minimarket tpJakal Km12,5 sblmUII LT120LB90LD9m 60jt/th NG Min10th 082137238199 B00812.2015.126287-3

Dikont gudang kokoh 15x25m di sltn pasar Jangkang Sleman tepi jalan besar,15jt/th min 5th.Hubungi Ambon 087739023949 B00001.2015M126373-4


sport hot news 21

SELASA PON 14 APRIL 2015

Tatap MotoGP Argentina Marquez Cetak Hattrick Juara di Austin -Persaingan Makin Menarik

PEBALAP Repsol Honda, Marc Marquez langsung fokus menghadapi balapan seri berikutnya setelah dia memenangkan balapan di seri Kedua yang digelar di sirkuit Austin, Senin (13/4) dini hari WIB. Setelah selesai balapan MotoGP Amerika, para pebalap segera terbang menuju Argentina menuju persaingan balapan seri Ketiga yang digelar dengan jeda sepekan dari seri kedua. Balapan di sirkuit Autodromo Termas de Rio Hondo digelar Minggu (19/4). “Sulit untuk langsung menikmati kemenangan ini karena kita harus kembali memikirkan balapan di Argentina. Dan tahun lalu balapan di sana adalah balapan yang sulit (buat saya, Red),” kata Marquez dilansir Crash.net. Di Argentina, Marquez merasa sulit memahami kondisi sirkuitnya. Namun dia merasa opti-

mistis menghadapi balapan tersebut setelah dia menang di Austin. “Tentu saja balapan di sana akan lebih sulit daripada di sini tapi kami akan berusaha tampil sekuat tenaga sejak sesi latihan pertama,” katanya. Marquez masih menjadi penguasa sirkuit Austin setelah memenangkan balapan MotoGP seri Kedua musim 2015 itu. Sejak pertama kali balapan digelar di sana, dia selalu menang dan tak ada satu pebalap lain yang mampu menaklukkannya. Marquez meraih kemenangan yang Ketiga di sana secara beruntun. Kali ini, dia unggul dari Andrea Dovizioso dari Ducati dan pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi yang bersaing di posisi tiga terdepan. Marquez menilai Rossi dan Dovizioso sama-sama punya peluang untuk menjadi juara pada musim ini. Persaingan menuju tangga juara menurutnya

akan semakin sengit. “Tampaknya ini akan menjadi sebuah persaingan juara yang menarik karena Valentino dan Andrea adalah pebalap yang sangat konsisten. Setelah yang terjadi di Qatar ini saatnya untuk kembali ke puncak dan berusaha mengumpulkan poin lagi,” kata Marquez. Dia merasa puas dengan kemenangan tersebut. Kemenangan itu membuatnya merasa optimistis menghadapi balapan seri berikutnya. Marquez juga sempat mengulas tentang kegagalannya di Qatar dan keberhasilan Rossi menjadi juara seri pertama. “Saya senang dengan kemenangan dia (Rossi) saat di Qatar. Saya juga tahu kegagalan saya di Qatar adakan karena kesalahan saya di tikungan pertama (sehingga menghilangkan kesempatan meraih podi-

um) tapi saya merasa selalu ada perasaan penasaran dalam diri saya,” kata Marquez. “Saya merasa sangat siap pada balapan pekan ini dan saya sungguh berkonsentrasi saat balapan. Tapi ini memang menjadi awal balapan yang sulit karena setelah turun hujan di lintasan, kemudian semuanya berubah. Tapi kemudian ketika dimulai lagi, saya merasa bisa meninggalkan yang lain,” katanya. Di klasemen sementara, pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi masih menguasai posisi puncak dengan 41 poin. Marquez berada di peringkat Ketiga dengan 36 poin. Sedangkan Andrea Dovizioso di peringkat Kedua dengan 40 poin. (Tribunnews/mba)

Gunakan Tiga Mesin KEBERHASILAN Marc Marquez meraih kemenangan di Austin musim ini adalah buah dari kerja keras dari pebalap Repsol Honda asal Spanyol tersebut. Dia berusaha keras sejak sesi latihan bebas. Dia sudah

Ikuti h balapa asil-hasil serta b n MotoGP e terbaru rita olahraga www.tr lainnya di ibunne com ws.

memakai mesin balap yang Ketiga pada balapan di Austin. Bahkan pada sesi kualifikasi ada hal yang luar biasa yang dilakukannya. Ketika menghadapi situasi di mana motor balapnya bermasalah, dia langsung menepi dan melompati pagar lalu berlari dan berganti motor. Hasilnya, dengan nafas yang masih terengah-engah

dia sudah bisa berada di atas motor lagi dan memacu motor sekencang-kencangnya hingga sukses merebut pole position. Namun Marquez enggan menjelaskan soal masalah teknis yang dialami saat sesi kualifikasi. Yang jelas dia mengatakan sudah memakai tiga mesin dari lima mesin yang diizinkan dipakai musim ini. (mba)

HONDARACINGCORPORATION

JUARA- Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez berhaJUARAsil menjadi juara pada seri kedua MotoGP 2015 yang digelar di sirkuit Austin, AS, Senin (13/4) WIB dini hari.

Tak Takut Kehabisan Bahan Bakar PEBALAP Ducati, Andrea Dovizioso mengaku dia tak merasa khawatir motornya kehabisan bahan bakar pada saat balapan di Austin. Pasalnya, timnya diperbolehkan memakai bahan bakar yang lebih banyak daripada Honda dan Yamaha. Pada balapan di seri Kedua itu, Dovizioso kehabisan bahan bakar setelah melewati garis finis. Namun, dia memastikan tidak ada yang perlu dikhawatirkan. "Semua bisa diatasi. Ya, kami berada di batas, dan itu normal saja. Kami tidak takut karena pada balapan terakhir kami tidak membalap seperti Honda dan Yamaha, yang harus menyelesaikan balapan dengan bahan bakar 10 liter hingga 20 liter. Jadi, kami tidak menghemat bahan bakar seperti mereka, dan kami tidak takut untuk balapan-balapan berikutnya," ujar Dovizioso. Mulai GP Americas ini, Ducati membalap dengan menggunakan 22 liter bahan bakar, atau dua liter lebih sedikit dari sebelumnya, menyusul tiga kali naik podium di lintasan kering yang mereka dapatkan mulai musim 2014. Adapun Honda dan Yamaha memakai 20 liter. Dovizioso finis di posisi kedua pada GP Americas. Dia berhasil bertahan dari tekanan Valentino Rossi pada putaran-putaran terakhir balapan.

Start dari posisi kedua, Dovizioso mengambil alih pimpinan balapan setelah melewati Marc Marquez pada tikungan pertama. Pada lap kelima, Marquez menggesernya kembali ke urutan kedua. Tiga putaran berikutnya, Rossi melewati Dovizioso. Kedua pebalap bersaing ketat memperebutkan tempat kedua. Ketika balapan 21 lap tersebut tersisa enam putaran, Dovizioso menyalip Rossi, dan bertahan hingga finis. "Saya menjalani pertarungan yang menyenangkan dengan Valentino. Pada tujuh putaran terakhir, saya melihat dia sedikit kesulitan den-

KATA MEREKA

Sesuai Target • Valentino Rossi, Movistar Yamaha

gan sisi kanan (ban depan). Itu adalah kesempatan buat saya untuk memaksa sedikit dan tidak memberi kesempatan dia untuk bersaing pada lap terakhir," kata Dovizioso. Dovizioso membalap dengan konsisten dalam dua seri perdana musim ini. Dengan selalu finis pada posisi kedua. "Ini merupakan hasil spesial lainnya (setelah Qatar), dan membuktikan seberapa bagus motor kami. Saya sangat senang dengan situasi ini, dan saya yakin kami harus meningkatkan sedikit hal pada rem dan traksi supaya bisa di depan. Kecepatan sudah bagus, jadi saya senang dengan kondisi ini," katanya. (Tribunnews/kompas.com)

CRASH.NET

BERSAING KETAT- Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso bersaing ketat dengan pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi. Secara berurutan, mereka menempati podium Kedua dan Ketiga di Austin.

"Saya senang dengan hasil balapan. Sesuai target, karena meraih podium di sini adalah tujuan awal. Di atas kertas, trek ini adalah lintasan terburuk buat motor kami. Saya puas dengan seluruh hasil balapan ini karena sebelumnya kami selalu berada di posisi 4-5. Saya sebenarnya bisa mengalahkan Dovizioso tapi sayangnya dia sedikit lebih cepat dan saya tak punya banyak kesempatan setelah mengalami masalah pada ban depan. Untung tahun ini Bridgeston memiliki ban yang lebih keras". (mba)

Akibat Bronkitis • Jorge Lorenzo, Movistar Yamaha

"Balapan tadi sangat sulit karena secara fisik saya tidak merasa nyaman akibat bronkitis dan masih minum antibiotik. Namun, saya sudah berusaha. Saya berjuang sepanjang balapan. Saya sangat kesulitan untuk mempertahankan kecepatan seperti Valentino dan dua Andrea. Akhirnya saya melihat Iannone mendapat masalah dengan sisi kanan ban depannya, jadi saya bisa melewati dia dan finis keempat.. Saya mungkin akan fit di Argentina.. Saya punya harapan tinggi saat balapan di Argentina karena lintasanya menyenangkan untuk balapan". (mba)

Tuding Hamilton Perlambat Laju DUA pebalap Mercedes, Lewis Hamilton dan Nico Rosberg kembali bersitegang. Masing-masing melancarkan kritikan setelah balapan F1 yang dimenangkan Hamilton di Shanghai, Minggu (12/4). Rosberg menuding Hamilton sengaja memperlambat laju kecepatannya. Rosberg menjelaskan lebih lanjut tentang mengapa ia menuduh Lewis Hamilton memperlambat dirinya selama balapan Shanghai. Dia bisa menyalip rekan setimnya di tahap akhir. Rosberg tampak marah dan menyatakan frustrasi atas apa yang telah dirasakannya. Hamilton sengaja menekan dia sehingga makin dekat dibayangi Sebastian Vettel dari Ferrari. Mes-

ki pada akhirnya Mercedes finis 1-2. "Kenapa tidak saya sali? Saya bisa mengerti mengapa Anda menanyakan itu karena itu mungkin tidak begitu mudah untuk memahami dari luar. Pasalnya, aku

mencobanya tapi malah merusak ban saya," katanya. "Satu-satunya kesempatan adalah mencoba menyalip dia, akan datang pada akhir balapan dan itulah apa yang saya bangun," katanya. (Tribunnews/mba)

AFP PHOTO

BERSAING KETAT- Para pebalap F1 bersaing ketat di F1 Shanghai. Balapan ini harus dikawal “safety car” di lap terakhir.

Bucks Rebut Tiket Playoff TIM Milwaukee Bucks berhasil merebut tiket playoff NBA setelah menang 96-73 atas Brooklyn Nets pada laga yang digelar di BMO Harris Bradley Center, Milwaukee, Senin (13/4). Bucks menjadi tim Ke-13 yang memastikan diri lolos playoff. Ersan Ilyasova mencetak 21 poin untuk mengantarkan Milwaukee Bucks memastikan tiket ke playoff dengan menang dari Brooklyn Nets. Menjadi yang terburuk di liga musim lalu, Bucks (4040) maju ke seri playoff dengan menempati unggulan enam Wilayah Timur. Sementara itu, Brooklyn (37-43), harus bersaing dengan Indiana Pacers dalam memperebutkan tiket playoff terakhir Wila-

yah Timur. Dari 16 tiket playoff NBA, tinggal tiga tiket playoff NBA yang masih tersisa. 12 tim sudah dipastikan lolos. Mereka yang sudah memasti-

kan tampil di playoff adalah enam tim wilayah timur; Atlanta Hawks, Cleveland Cavaliers, Toronto Raptors, Chicago Bulls, Washington Wizards. (Tribunnews/mba)

AFP PHOTO

LOLOS PLAYOFF- Tim Milwaukee Bucks lolos playoff setelah mengalahkan Brooklyn Nets.


Soccer Land Jogja

Polling: Netizen Ingin Menpora Tegas pada PSSI SEP AK BOLA Indonesia kembali menghadirkan polemik antara pemerintah dengan SEPAK PSSI. Sebuah polling online menunjukkan bahwa publik berharap Menpora Imam Narawi mengambil sebuah kebijakan yang tegas. Kelompok Diskusi dan Kajian Opini Publik (Kedai KOPI) sejak Rabu, 8 April 2015, membuat poling di situs mereka, www.uneg2politik.com, dengan pertanyaan, “demi prestasi sepakbola Indonesia, apa yang harus dilakukan Menpora sebagai wakil dari pemerintah?” Hasilnya, sebagian besar netizen memilih agar pemerintah membuat kebijakan yang “galak”, yaitu membekukan PSSI tanpa perlu takut sanksi FIFA. Dari 1.022 suara yang terjaring sampai hari (dts) Senin (13/4) pukul 00.00, yang memilih opsi ini sebanyak 776 vote atau 75.93%.(dts)

SELASA PON 14 APRIL 2015

HALAMAN 22

● Ahmad Sembiring Tambah Daftar Pemain PSS Alami Cedera KAPTEN tim PSS Sleman, Ahmad Sembiring, harus menepi sejenak dari lapangan hijau. Pemain yang pernah membela Persiba Balikpapan ini mengalami cedera saat uji coba melawan Persires Sukoharjo di Stadion Maguwoharjo Sleman, akhir pekan lalu. Pemain yang turun sebagai pemain pengganti pada babak kedua ini harus ditarik keluar pada menit ke54. Ia tak mampu melanjutkan pertandingan karena berbenturan keras dengan pemain belakang tim yang dulu bernama Persires Rengat tersebut. Benturan keras tersebut membuat lutut kanan pemain asal Ternate ini bermasalah. Cederanya Sembiring sedikit menggoyahkan lini tengah PSS. Sebab, selama ini Sembiring adalah pemain kunci Elja dan perannya terlihat vital pada beberapa laga PSS. Sehari pasca-laga melawan Persires Sukoharjo, Sembiring langsung melakukan penyembuhan di Kediri bersama pelatih PSS Jaya Hartono dan pemain lain Danan Puspito. “Maaf saya harus benarbenar istirahat untuk menyem-

buhkan cedera saya,” ujarnya kertika dihubungi Tribun Jogja, Senin (13/4). Sembiring menyebutkan, lututnya terkilir di bagian dalam, dan dirasa tak parah. Saat di Kediri ia bersama Danan menjalani penyembuhan di pijat tradisional. Adapun Danan terkena cedera hamstring sejak akhir bulan lalu. Setelah menjalani penyembuhan di Kediri, Sembiring memilih untuk beristirahat di Surabaya. Karena itu, ia harus absen pada latihan PSS beberapa hari kedepan. Diharapkan, cedera yang ia alami itu segera pulih dan bisa bergabung dengan tim. “Sudah dapat izin dari coach Jaya, disuruh istirahat selama kurang lebih lima hari,” ujar pemain asal Ternate ini. Ahmad Sembiring pun

berharap, cederanya bisa cepat sembuh. “Mudahmudahan cepat sembuh, mohon doanya,” ujarnya. Cederanya Sembiring menambah daftar pemain yang cedera sebelum kompetisi bergulir. Beberapa pemain sebelumnya pernah terkena cedera, semisal Voller Ortega, Taji Prasethio, Aris Alfiansyah dan Danan Puspito. Beberapa pemain yang disebutkan diatas cedera

saat PSS menggelar laga uji coba. Pada medio Maret lalu, Voller Ortega cedera akibat berbenturan keras dengan pemain PIM, klub lokal Sleman, sehi-ngga engkelnya bermasalah. Sementara striker Aris Alfiansyah menderita cedera engkel saat bermain di Magelang melawan PPSM. Sinchan sapaan akrab Aris Alfiansyah pun mengobati cederanya di Surabaya.(dnh)

STORYHIGHLIGHTS

● Benturan dengan pemain Persires pekan lalu akibatkan ditarik dari lapangan ● Sembiring sembuhkan cederamya di Surabaya ● Lutut bagian dalam alami terkilir

Sudah Ada Pelapis MERA TANY A kualitas pemain PSS dan tak adanya jarak MERAT ANYA yang jauh antara kualitas pemain utama dan pelapis, menjadikan cederanya Ahmad Sembiring tak begitu berpengaruh pada kondisi tim. Pemain pelapis pun sudah disiapkan sejak lama. Pelapis Sembiring adalah Tommy Pranata, pemain senior tersebut sudah dipersiapkan untuk mengisi pos yang ditinggalkan pemain yang sempat mencoba peruntungan di Persela Lamongan pada awal 2015 ini. Tommy pun sudah dipercaya untuk masuk daftar starter line up. Pada laga melawan Persires Sukoharjo, Tommy Pranata masuk ke line up pemain. Ia berada di lini tengah bersama Elvis Nelson yang pada laga tersebut menjadi kapten tim. Tommy bermain selama 45 menit sebelum akhirnya digantikan

Ahmad Sembiring yang tak berselang lama terkena cedera. “Pelapis Sembiring memang sudah dipersiapkan, yakni Tommy. Gap (jarak) antara Sembiring dengan Tommy tak jauh,” ujar Jaya Hartono. Berbicara mengenai pengalaman, Tommy dan Sembiring adalah pemain senior, jika dilihat secara umur hampir sama. Tommy lahir tahun 1982 sedangkan Sembiring lahir pada 1983. Kedua pemain pun sudah malang melintang membela beberapa klub tanah air bahkan di level atas. Sebelum di PSS, Tommy pernah membela beberapa klup top semisal Arema, Persisam dan PSMS Medan. Tommy adalah salah satu pemain yang membawa Arema juara Liga Super Indonesia pada musim 2009/ 2010. (dnh)

BIODATA Biodata Nama: Ahmad Sembiring Tanggal Lahir: 12 Maret 1983 Tinggi :1.76 m Posisi : Gelandang

KARIER KLUB Karier Klub 2006 Persipur Purwodadi 2007-2008 Persiter Ternate 2008-2009 Arema Malang 2009-2011 Persisam Samarinda 2011-2012 Persiba Balikpapan 2012-2013 PS Barito Putera 2014 Persiba Balikpapan 2015 - PSS Sleman TRIBUN JOGJA/DWI NOURMA HANDITO/GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN

PSS Lobi Persebaya Gantikan Persijap SLEMAN, TRIBUN - PSS Sleman gagal beruji coba dengan Persijap Jepara pada akhir pekan ini. Sebelumnya, PSS akan menjamu Persijap Jepara pada Jumat 17 April mendatang, namun laga tersebut tak bisa terlaksana karena kubu lawan belum siap. “Laga lawan Persijap tak jadi terlaksana, karena pelatih Persijap (Anjar Jambore Widodo) belum siap melakukan uji coba,” ujar Manajer PSS, Haru Setiawan, Senin (13/4). Sebagai gantinya manajemen PSS melobi Bajul Ijo, Persebaya Surabaya, untuk menjadi lawan pengganti. Seperti diberitakan sebelumnya, General Manager PSS, Soekoco menyebut, Persebaya menawarkan uji coba dengan Elang Jawa. Namun, manajemen PSS tak langsung mengiyakan tawaran tersebut, karena Persebaya meminta waktu yang sama, yakni Jumat 17 April. Batalnya uji coba kontra Persijap, manajemen pun berharap laga melawan Persebaya bisa terlaksana. Sementara pendapatan tiket saat laga lawan Persires Sukoharjo meleset dari target, Panpel PSS menargetkan pendapatan sama seperti saat PSS melawan PSIR, yakni Rp160 juta.

Namun saat lawan Persires, PSS hanya mengantongi pendapatan dari tiket sebesar Rp130 juta. Menurut Ketua Panpel PSS, Edyanto, ada beberapa hal yang memengaruhi hal tersebut, misalnya masalah waktu dan lawan. “Pertama karena jadwal yang tak pasti dan terkesan mendadak. Selain itu, lawan yang dihadapi juga memiliki pengaruh,” ujar pria murah senyum ini. Jika PSS jadi melawan Persebaya, diprediksi bisa menyedot animo penonton. Sejauh ini, pendapatan ter tinggi dari penjualan tiket pertandingan diraih saat PSS beruji coba dengan Persiba Bantul, yakni mencapai Rp200 juta. Pelatih PSS, Jaya Hartono menyebutkan, bahwa ia sudah berkomunikasi dengan pelatih Persebaya. Menurut Jaya, Persebaya sudah siap beruji coba dengan tim kebanggaan publik Sleman. “Saya sudah telepon Ibnu (pelatih Persebaya), mereka siap beruji coba dengan kita. Ini bagus karena level mereka diatas kita dan bisa menjadi sarana menguji mental pemain,” ujar Jaya. Jaya pun berharap, laga bisa digelar dan izin dari kepolisian bisa turun. (dnh)

Tito Diberikan Kesempatan Lebih YOGY A, TRIBUN - Pelatih PSIM YOGYA, Yogyakarta, Seto Nurdiyantara menyebutkan, tak ada istilah pemain utama dan pelapis dalam skuatnya. Hal tersebut juga berlaku bagi penjaga gawang. Karena itu, kiper-kiper PSIM diharapkan bisa memiliki kemampuan sama. Saat ini, ada tiga nama kiper yang didaftarkan ke PT Liga Indonesia, selaku operator Divisi Utama, yakni Ony Kurniawan, Agung Andri dan Tito Rama. “Sama seperti yang disebutkan pelatih, posisi kiper juga tak ada istilah pemain utama dan pelapis, semua sama,” ujar Pelatih Kiper PSIM, Didik Wisnu, Senin (13/4). Sehingga, menurut Didik, semua kiper harus siap diturunkan dan memiliki kemampuan tak jauh berbeda. Meski begitu, masih perlu ada perbaikan untuk kiper, ter utama Tito Rama yang pada pertandingan terakhir dipercaya turun sejak menit pertama.

Menurutnya, Tito Rama masih perlu jam terbang lebih, mental Tito pun dirasa harus dibangun lagi. Sehingga, jika PSIM akan menggelar laga uji coba lagi, kemungkinan besar Tito Rama akan dipasang menjadi starter. Berbicara mengenai performa, Tito sempat mencatatkan peforma bagus saat laga lawan PSBK Blitar. Saat itu, Tito mencatat clean sheet dengan tak kebobolan. Sementara pada laga terakhir melawan PSIR Tito harus kebobolan tiga gol. “Saya ingin Tito mendapat jam terbang lebih dan biasa bermain. Saya melihat dia masih perlu ditingkatkan lagi, lagi pula ia masih muda,” ujarnya. Bisa disebut, katanya, Tito akan diberi kesempatan agar bisa menunjukkan kemampuan terbaiknya sehingga pelatih merasa yakin bahwa ia mampu dan siap. Sementara dua kiper lainnya, Oni dan Agung, sudah

TRIBN JOGJA/DWI NOURMA HANDITO

KESEMP ATAN LEBIH - Kiper PSIM, Tito Rama (jersey Abu-abu) KESEMPA saat bertukar kaos kaki dengan salah satu ball boy dari SSB Tunas Wijaya, sebelum laga uji coba antara PSIM melawan PPSM Magelang di Stadion Mandala Krida Yogyakarta, Rabu (4/3). terlihat kualitasnya. Terkait kesempatan bermain, ketiga kiper sudah pernah diberikan kesempatan sama dan masuk daftar line up saat beruji coba. Soal kiper yang akan turun pada kompetisi

nanti, masih dicari komposisi terbaik dan juga akan dilihat bagaimana per forma ketiga kiper yang ada. Kiper yang paling siap akan menjadi pilihan di bawah mistar gawang PSIM saat kompetisi. (dnh)


soccer hot news 23

SELASA PON 14 APRIL 2015

J U V E N T U S VS AS MONACO

MASSIMILIANO ALLEGRI

LAGA PEMBEDA

Gol Cepat BERSTATUS tuan rumah membuat kami tak boleh lengah, tapi juga wajib mengurung pertahanan lawan. Tim dilarang keras membuat kesalahan lagi, seperti saat kami kalah dari Parma. Sekarang saatnya memberi kebahagiaan pada Juventini. Kami akan berusaha untuk mencetak gol cepat, sehingga bisa mengontrol pertandingan lebih baik. (bud) *) Pelatih Juventus, sumber : www.tuttosport.it

PELATIH Juventus, Massimiliano Allegri sudah mengungkapkan rasa amarahnya usai melihat anak asuhnya dikalahkan Parma, pada laga Serie A, akhir pekan lalu. Setelah itu, ia punya alibi yang bisa diterima publik, terutama kalangan Juventini. Ada dua hal yang membuat Allegri bisa dimaafkan, yakni posisi Juventus yang nyaman di kursi teratas klasemen sementara Serie A, plus para pemain yang diturunkan sebagian besar berstatus pemanas bangku cadangan. Secara realitas, Allegri memang memasang beberapa pemain yang tergolong berada di luar jalur starter seperti bek Ogbonna, Stefano Sturaro, Roberto Pereyra, Kingsley Coman, Simone Pepe sampai Mattia Vitale, tergolong pemain yang tak banyak berada sebagai starter. Usai laga,

LEONARDO JARDIM

Laga Ketat JUVENTUS sudah pasti akan berusaha menekan kami sepanjang 90 menit. Tapi buatku itu tak masalah. Performa apik anak asuhku akhir pekan lalu, membuat kami yakin bisa berbuat banyak saat bertemu Juventus. Laga ini memang akan berjalan ketat, terutama di area tengah. Saya percaya diri dengan amunisi yang kumiliki di titik sentral ini. (bud) *) Pelatih AS Monaco, sumber : www. francefootball.fr

DIRECT POINT O Juventus O Juventus tak pernah kalah saat menjamu wakil dari Prancis. O Sebaliknya, O Sebaliknya, AS Monaco tak pernah menang kala melawat ke Italia. O Juventus O Juventus mengincar semifinal lagi setelah kali terakhir pada 2002/2003.

Allegri menegaskan, timnya akan ada di sektor penyelesaian akhir. tampil beda ketika menjamu Hal pasti, tak akan mudah untuk AS Monaco pada Leg 1 lini pertahanan tim on 5/4) menembus Babak Perempatfinal Liga tamu yang kemungkinan diisi 1 ( U RAB 01.45 WIB Champions, di Juventus Aymen Abdennour, Ricardo ukul P Stadium, Rabu (15/4) dini Carvalho, Uwa Echiéjilé dan hari. Ia optimis, para pemain Andrea Raggi. Butuh kreasi tingkat yang bakal turun nanti akan tinggi agar siapapun yang bertugas menjadikan laga itu sebagai pembeda sebagai tukang gedor, baik Carlos Tevez, dibanding apa yang mereka perlihatkan Alvaro Morata ataupun Fernando di Ennio Tardini. Llorente, bisa leluasa mengancam jala “Kami sudah melupakan kekalahan lawan. yang sesungguhnya memalukan tersebut. Di sinilah peran penting area tengah. Sekarang, kami sudah memalingkan Beruntung, meski tanpa Paul Pogba perhatian pada AS Monaco. Ini dan kemungkinan Andrea Pirlo, menjadi pertandingan final, sosok Claudio Marchisio, karena pertemuan kedua Arturo Vidal dan Padoin bisa nanti ada di markas mereka. menjadi acuan. Marchisio Tim akan tampil beda, dan mengungkapkan, lini tengah AS tentu saja kemenangan dengan Monaco menjadi kunci utama. skor berapapun menjadi target “Kami tak khawatir dengan realistis,” tutur Allegri, di penyerang yang mereka miliki. Tuttosport, kemarin. Satu yang sudah menjadi catatan Satu hal yang kini kami adalah armada lini tengah menjadi titik perbaikan mereka,” ucap Marchisio. Ia merujuk Allegri pada saat AS Monaco bisa menekuk Arsenal di Emirates Stadium. Prilaku Joao Moutinho dkk menjadi sorotan penting.

LIVE

Apalagi mau tidak mau, Juventus wajib menyerang secara kontinyu demi mendapatkan kemenangan. “Serangan balik mereka akan sangat berbeda. Kami harus waspada, selain berharap bisa memotong alur bola di tengah,” imbuhnya. Kubu AS Monaco juga sudah mengirimkan psywar. Berbekal penampilan ciamik kala menekuk Caen dengan skor 3-0 di Ligue, akhir pekan lalu, bek Andrea Raggi, punya keyakinan timnya bisa memenangi duel di Turin. “Kami tahu Juventus sedang dalam performa terbaik. Kekalahan dari Parma bukan menjadi jaminan. Tapi, kami akan datang ke Turin untuk meraih kemenangan. Penting untuk meraih hasil positif pada laga tandang,” kata Raggi. (Tribunnews.com/bud)

O Pertarungan O Pertarungan sengit akan terjadi di lini tengah.

MATCH background O Catatan Juventus di perempatfinal Eropa, sepuluh menang dan lima kalah. O Juventus tak terkalahkan dalam sebelas laga kandang di kompetisi Eropa dan menuai tiga kemenangan dari empat partai di musim ini, termasuk kemenangan 2-1 atas Dortmund di Babak 16 Besar. O Total, Juventus hanya sekali kalah dalam 16 partai di rumah baru mereka, Juventus Stadium. O Juventus selalu menang dalam sepuluh pertemuan di fase knock-out kontra tim asal Prancis. O Juventus tak pernah kalah dari tim asal Prancis, dengan rekor sembilan menang dan dua seri. (bud)

ana kedua IKUTI bagaim iapkan Ɵm mempers www. diri, klik saja com tribunnews.

CLAUDIO MARCHISIO

SOCCER SHORT

DATA DAN FAKTA LIGA INGGRIS QPR 0 - 1 Chelsea Gol : Manchester United 4 - 2 Manchester City Gol : Ashley Young 14’, Marouane Fellaini 27’, Juan Mata 67’, Chris Smalling 73’, Sergio Agüero 8’, 89’ Klasemen sementara Pos Tim M M S K SG Nilai 1 Chelsea 31 22 7 2 64-26 73 2 Arsenal 32 20 6 6 62-32 66 3 Man United 32 19 8 5 59-30 65 4 Man City 32 18 7 7 65-34 61 5 Southampton 32 17 5 10 44-22 56 6 Liverpool 31 16 6 9 45 -36 54 7 Tottenham 32 16 6 10 50-46 54 8 Swansea City 32 13 8 11 38-40 47 9 West Ham 32 11 10 11 42-40 43 10 Stoke City 32 11 7 13 36-39 43 11 Palace 32 11 9 12 42-43 42 12 Everton 32 9 11 12 39-43 38 13 Newcastle 31 9 8 14 33-49 35 14 West Brom 32 8 9 15 28-46 33 15 Aston Villa 33 8 8 17 24-45 32 16 Sunderland 32 5 14 13 25-48 29 17 Hull City 32 6 10 16 29-45 28 18 QPR 33 7 5 21 38-57 26 19 Burnley 32 5 11 16 26-52 26 20 Leicester City 31 6 7 18 32-51 25 Pencetak gol 19 gol Diego Costa (Chelsea), Sergio Aguero (Man. City), Harry Kane (Tottenham) 17 gol Charlie Austin (QPR),14 gol Alexis Sanchez (Arsenal), Olivier Giroud (Arsenal) 12 gol Eden Hazard (Chelsea), Wayne Rooney (Man. United), Saido Berahino (West Bromwich) 11 gol David Silva (Man. City), Papiss Cisse (Newcastle) 10 gol Christian Benteke (Aston Villa), Wilfried Bony (Man. City / Swansea), Robin van Persie (Man. United), Diafra Sakho (West Ham) LIGA ITALIA Cesena 0 - 1 ChievoVerona Gol : Sergio Pellissier 82’ Atalanta 2 - 1 Sassuolo Gol : Germán Denis 42’, 63’ PEN, Domenico Berardi 59’ Lazio 4 - 0 Empoli Gol : Stefano Mauri 4’, Miroslav Klose 31’, Antonio Candreva 44’, Felipe Anderson 53’ Napoli 3 - 0 Fiorentina Gol : Dries Mertens 23’, Marek Hamsik 71’, José Callejón 89’ Torino 1 - 1 Roma Gol : Maxi Lopez 64’, Alessandro Florenzi 57’ PEN Udinese 1 - 3 Palermo Gol : Antonio Di Natale 81’, Achraf Lazaar 15’, Luca Rigoni 21’, Ivaylo Chochev 66’ AC Milan 1 - 1 Sampdoria Gol : Nigel de Jong 74’, Roberto Soriano 58’ Klasemen sementara Pos Tim M M S K SG Nilai 1 Juventus 30 21 7 2 57-15 70 2 Lazio 30 18 4 8 58-28 58 3 Roma 30 15 12 3 41-22 57 4 Napoli 30 14 8 8 50-37 50 5 Fiorentina 30 13 10 7 43-34 49 6 Sampdoria 30 12 13 5 38-31 49 7 Torino 30 11 10 9 35-32 43 8 Milan 30 10 12 8 44-37 42 9 Genoa 29 10 11 8 40-34 41 10 Inter Milan 30 10 11 9 46-37 41 11 Palermo 30 9 11 10 42-44 38 12 Sassuolo 30 8 11 11 36-45 35 13 Chievo 30 9 8 13 22-31 35 14 Udinese 30 8 10 12 33-41 34 15 Empoli 30 6 15 9 30-36 33 16 Verona 30 8 9 13 36-54 33 17 Atalanta 30 6 11 13 26-41 29 18 Cesena 30 4 10 16 28-53 22 19 Cagliari 30 4 9 17 35-58 21 20 Parma 29 5 4 20 24-54 16 Pencetak gol 17 gol Carlos Tevez (Juventus), 16 golJeremy

JOAO MOUTINHO

Menez (AC Milan), Mauro Icardi (Internazionale) 15 gol Luca Toni (Verona), 13 gol Gonzalo Higuain (Napoli), Paulo Dybala (Palermo) 11 golFabio Quagliarella (Torino), Antonio Di Natale (Udinese) 10 gol Manolo Gabbiadini (Sampdoria/ Napoli), José Callejón (Napoli), Domenico Berardi (Sassuolo) LIGA SPANYOL Getafe 1 - 1 Villarreal Gol : Diego Castro 64’, Ikechukwu Uche 52’ PEN Espanyol 1 - 0 Athletic Bilbao Gol : Sergio García 40’, Real Sociedad 2 - 2 Deportivo La Coruna Gol : Xabi Prieto 33’ PEN, Gonzalo Castro 57’, Lucas 40’, José Toché 78’ Cordoba 0 - 2 Elche Gol : Edu Albácar 41’, Mario Pasalic 68’ Klasemen sementara Pos Tim M M S K SG Nilai 1 Barcelona 31 24 3 4 87-19 75 2 Real Madrid 31 24 1 6 92-27 73 3 Atl Madrid 31 20 6 5 59-25 66 4 Valencia 30 18 8 4 53-23 62 5 Sevilla 31 19 5 7 57-36 62 6 Villarreal 31 14 9 8 44-30 51 7 Málaga 31 13 7 11 34-35 46 8 Espanyol 31 11 8 12 37-38 41 9 Bilbao 31 11 7 13 28-37 40 10 Celta Vigo 31 10 9 12 36-34 39 11 Sociedad 31 9 11 11 36-42 38 12 Vallecano 31 12 2 17 36-59 38 13 Getafe 31 10 6 15 28-41 36 14 Eibar 31 8 7 16 28-43 31 15 Elche 31 8 7 16 26 -4 31 16 La Coruña 31 6 10 15 27-49 28 17 Almería 31 7 7 17 27-50 28 18 Levante 30 7 7 16 28-55 28 19 Granada 31 4 12 15 20-56 24 20 Córdoba 31 3 10 18 21-51 19 Pencetak gol 38 gol Cristiano Ronaldo (Real Madrid), 34 gol Lionel Messi (Barcelona), 18 gol Neymar (Barcelona), Antoine Griezmann (Atletico Madrid), 17 gol Carlos Bacca (Sevilla), 16 gol Alberto Bueno (Rayo Vallecano), 15 gol Karim Benzema (Real Madrid) LIGA JERMAN Koln 3 - 2 Hoffenheim Gol : Matthias Lehmann 20’ PEN, Anthony Ujah 54’, Jonas Hector 78’, Eugen Polanski 70’ PEN, Anthony Modeste 88’ Stuttgart 3 - 2 Werder Bremen Gol : Christian Gentner 15’, Daniel Ginczek 70’, Daniel Ginczek 90’ +1’, Davie Selke 50’, Janick Vestergaard 86’ Klasemen sementara Pos Tim M M S K SG Nilai 1 Muenchen 28 22 4 2 74-13 70 2 Wolfsburg 28 18 6 4 62-30 60 3 Gladbach 28 15 8 5 44-22 53 4 Leverkusen 28 14 9 5 52-31 51 5 Schalke 04 28 11 8 9 37-31 41 6 Augsburg 28 12 3 13 34-36 39 7 Hoffenheim 28 10 7 11 43-45 37 8 Frankfurt 28 9 8 11 51-57 35 9 Bremen 28 9 8 11 43-57 35 10 Dortmund 28 9 6 13 35-37 33 11 Köln 28 8 9 11 29-35 33 12 Hertha BSC 28 9 6 13 34-45 33 13 Mainz 05 28 6 13 9 37-39 31 14 Freiburg 28 6 11 11 27-36 29 15 Hannover 96 28 7 8 13 32-45 29 16 Paderborn 07 28 6 9 13 25-53 27 17 Stuttgart 28 6 8 14 31-51 26 18 Hambur SV 28 6 7 15 16-43 25 Pencetak gol 19 gol Alexander Meier (Eintracht Frankfurt) 17 gol Arjen Robben (Bayern Muenchen) 16 gol Robert Lewandowski (Bayern Muenchen) 13 gol Bas Dost (Wolfsburg), Thomas Müller (Bayern Muenchen)

MANCHESTER United sudah mengirimkan sinyal untuk melakukan negosiasi dengan klub raksasa Bundesliga, Bayern Muenchen. Rencananya, kubu Setan Merah bakal berdiskusi tentang kemungkinan mendapatkan satu di antara Robery Lewandowski atau gelandang Bastian Schweinsteiger. United sudah menyiapkan dana tak kurang Rp 500 miliar. (bud) GELANDANG Manchester City, James Milner menyatakan, dirinya akan menunggu sampai akhir musim sebelum menentukan apakah bertahan di Etihad Stadium atau menerima pinangan tim lain. Sayap berusia 29 tahun ini memang diisukan tak betah lagi di bawah naungan Manuel Pellegrini. (bud) KASUS yang menimpa Raheem Sterling membuat banyak pihak berkomentar. Gelandang Lucas Leiva mengakui, saat ini kondisi Sterling memang kurang stabil. Namun ia percaya, personel timnas Inggris tersebut akan bisa melalui kondisi sekarang dengan baik. (bud)

Bianconeri Menjaga Tradisi TAK hanya gengsi sebagai raksasa Italia dan pemimpin klasemen sementara Serie A yang dibawa Juventus saat menjamu AS Monaco, dini hari nanti. Tim berbasis di kota Turin tersebut juga berhasrat untuk menjaga tradisi yang sudah lama dipegang oleh mereka. Statistik mengungkapkan, Juventus hanya sekali kalah dalam 16 partai di rumah baru mereka, Juventus Stadium. Lalu, La Vecchia Signora juga selalu menang dalam sepuluh pertemuan di fase knock-out kontra tim asal Prancis. Terakhir, Juventus tak pernah kalah dari tim asal Prancis, dengan rekor sembilan menang dan dua seri. Selain itu, mereka juga membawa semangat baru setelah selalu gagal di fase 16 Besar. Maklum, inilah kali pertama sejak 2002/2003, Juventus punya kesempatan untuk melaju ke babak semifinal Liga Champions. Tak heran jika seluruh daya bakal dikeluarkan armada Massimiliano Allegri. Gelandang Arturo Vidal mengungkapkan betapa besar gairah yang ada di dada setiap rekan-rekannya menjelang laga kontra AS Monaco. “Kami berada di situasi yang sangat bagus untuk memberikan banyak kesenangan pada

FOTO / WWW.UEFA.COM

KETAT-Gelandang Juventus, Edgar Davids berjibaku kontra penyerang AS Monaco, Viktor Ikpeba (kiri), pada Liga Champions 1997/1998. Juventini. Itu berarti, tim harus mengurung dan menaklukkan tamu kami di tengah pekan mendatang,” tegas Vidal, seperti dilansir Sport Mole, kemarin. Pelatih Allegri mengakui, timnya merasakan hawa positif untuk menang. “Selalu bergairah ketika berada di zona Liga Champions. Kami merasakan itu sekarang, dan tak ingin gagal," sebutnya. (Tribunnews.com/bud)

NEWS ANALYSIS: Thierry

st r What's Happening

140 Post

1. Luis Suarez @ LuisSuarez9 KEBERADAAN mereka membuatku tenang di lapangan. Setidaknya, saya bisa fokus untuk tampil bagus bersama Barcelona di sisa musim ini. 2. Daniel Alves @DaniAlvesD2 MESKI tak bisa menang, saya gembira bisa kembali ke rumahku dulu dengan sambutan hangat yang luar biasa. 3. martin montoya @2MONTOYA SELALU ingin bersama dia. Sungguh, apapun yang terjadi, jika dengannya terasa sangat indah dan nyaman. 4. Lukas-Podolski.com @Podolski10 CUACA yang sangat bagus untuk berlatih, dan tentu saja hari yang sangat indah setelah kemenangan mengesankan kontra Hellas. 5. Samir Nasri Official @SamNasri19 SALUT untuk anak kecil yang telah memberiku semangat luar biasa untuk tampil maksimal di lapangan. Saya berjanji untuk melakukan itu untuknya.

Henry

Imbang di Semua Lini SAYA pikir pertemuan kedua tim bakal berlangsung ketat. Mereka sedang berada di titik permainan tertinggi musim ini. Lihat saja, Juventus masih nyaman di posisi teratas klasemen Serie A, sementara AS Monaco juga tampil solid untuk terus mengintip peluang menjadi jawara Ligue 1 musim ini. Secara teknik, kekuatan di semua lini terlihat imbang. Namun saya lebih menekankan pada amunisi kedua pelatih di area tengah. Di sinilah perang yang sesungguhnya, karena bagaimanapun aliran bola akan lebih penting ketimbang atraksi individu. Hilangnya Paul Pogba di kubu Juventus memang membuat kekuatan tuan rumah menjadi tak maksimal. Begitu juga dengan kebugaran Andrea Pirlo, yang tentu saja memberi benefit pada tim tamu. Tapi jangan salah, justru kadang kondisi terjepit membuat Juventus bisa tampil di luar dugaan. Beruntung Juventus masih memiliki pemain berpengalaman seperti Claudio Marchisio dan Vida;. Keduanya akan saling bahu-membahu untuk mengatrol permainan. Jangan lupakan satu lagi pemain serba bisa, Padoin. Kombinasi mereka menjadi lawan yang tepat untuk kehadiran Joao Moutinho, Geoffrey Kondogbia ataupun Jeremy Toulalan. Jika mentok di area tengah, sisi sayap menjadi jalan keluar. Saya prediksi, di sinilah letak variasi Juventus. Di sana, mereka punya segudang pemain berpengalaman dan bersinar musim ini, terutama Stephan Lichtsteiner dan Patrice Evra. AS Monaco harus benar-benar berhitung secara cermat tentang apa yang akan mereka peragakan di Juventus Stadium. Secara historis, jelas tak mudah sebuah tim asal Prancis bermain di Italia. Tapi saya pikir mereka punya kesempatan untuk memberi kejutan. Syaratnya, mereka harus memiliki determinasi tinggi, karena kadang bersua tim asal Italia membutuhkan provokasi tertentu. (bud) *) Eks AS Monaco dan Juventus


Super Skor SELASA PON 14 APRIL 2015

, 14 APRIL 2015

ATCH M G I B AL

MASHA M A GILA KERJA

VS RE ATLETICO MADRID

LIVE on

RABU (15/4) Pukul 01.45 WIB

MARIA SHARAPOVA

HALAMAN 24

LEVERKUSEN PECAT SPAHIC

MANTAN M ANTT ratu tenis, Billie Jean King memuji etika kke erja M kerja Maria Sharapova yang tak pernah kenal llelah. lel elah. M Menurutnya, Sharapova adalah petenis yang g illaa kerja, ke dan itu terus konsisten dilakukan sejak gila m asih berusia empat tahun ketika pertama belajar masih ttenis. te enis. ""Etika kerjanya selalu sama seperti ketika ia p pe ertaam belajar tenis. Karenanya, kemampuannya pertama tterus te eruss b berkembang, dan berkembang. Pada saatnya n antti, ia akan jadi ratu tenis yang sesungguhnya," nanti, kkata ataa B Billie Jean King. (Tribunnews/den)

BAYERN Leverkusen memecat bek asal Bosnia, Emir Spahic setelah berkelahi dengan petugas keamanan stadion. Insiden terjadi setelah timnya disingkirkan Bayern Munich dalam perempat-final DFBPokal, Rabu (8/4) lalu. Spahic tertangkap kamera menanduk seorang petugas kemanan dalam insiden tersebut. Leverkusen akhirnya memutus kontrak bek 34 tahun yang menolak meminta maaf atas insiden tersebut. (Tribunnews/den) Emir Spahic

ATLETICO VS REAL MADRID

ANTOINE Griezmann, dan Cristiano Ronaldo menjadi pemain kunci di masing-masing klub saat Atletico Madrid menjamu Real Madrid pada leg pertama perempatfinal Liga Champions Rabu (15/4) dini hari. Keduanya tak hanya menjadi top skor di klub masing-masing, tapi juga menjadi pemain penentu yang menentukan pasang surut klub.

LIVE ON

PERAN PENENTU PERSIPURA VS MAZIYA Selasa (14/4) Pukul 13.30 WIB

Ronaldo telah mengemas delapan gol dari empat laga terakhir, sedang Griezmann mengeruk empat gol dari tiga laga terakhir. Keduanya sekarang sama-sama berada dalam performa puncak, dan siap tempur di Stadion Vicente Calderon, Madrid Di laga terakhirnya, Griezmann memborong dua gol saat Atletico ditahan imbang Malaga 2-2. Dua laga sebelumnya, ia juga menyumbang masing-masing sebiji gol saat Atletico melumat Sociedad, dan Cordoba masing-masing 2-0. Pemain timnas Prancis ini seolah ingin menghapus lembaran hitam bulan Maret dimana sebulan penuh ia tak mencetak gol. Periode sama musim lalu, dari Februari sampai pertengahan April, ia pun gagal menyumbang gol. Tradisi yang kini coba ditangkalnya.

JUVENTUS VS MONACO Rabu (15/4) Pukul 01.45 WIB

Ronaldo jauh lebih dahsyat lagi. Setelah diolok-olok gara-gara kartu merah di laga melawan Cordoba (24/1) dilanjut dua laga tanpa gol, CR 7 kemudian tancap gas. Dari 11 laga setelah itu, total ia mengemas 13 gol. Ronaldo pun punya rekor mentereng saat melawan Atletico. Dari 26 main, ia sudah mempersembahkan 15 gol. Masalahnya, produktivitas gol dari CR 7 tak berbanding lurus dengan kemenangan. Pasalnya, dari enam pertemuan derby musim ini, Ronaldo gagal membawa timnya meraih kemenangan. Di enam laga tersebut, Madrid kalah empat kali, dan dua kali seri. Untuk duel derby edisi ketujuh musim ini, untuk pertama-kalinya sejak lima bulan lalu Real tampil dengan kekuatan penuh. James Rodriguez, dan Toni Kroos telah kembali dari hukuman bermain yang membuat mereka absen saat El Real menekuk Eibar 3-0 akhir pekan lalu. Sedang Gareth Bale sudah kembali

rkini Simak info te ns di Liga Champio news. www.Tribun com

berlatih, dan diharapkan fit untuk tampil jadi starter. Di kubu Atletico, kabar gembira datang setelah sang mesin gol, Mario Mandzukic kabarnya siap tampil setelah sembuh dari cedera. Bomber asal Kroasia tersebut absen di dua laga terakhir karena cedera pergelangan kaki. Sejak direkrut dari Bayern Muenchen musim panas lalu, ia sudah mempersembahkan 20 gol, termasuk dua gol dari tiga laga melawan Madrid di Calderon. (Tribunnews/den)

DERBY MADRID MUSIM INI 19 Agustus - Real 1-1 Atletico Leg pertama Supercopa 22 Agustus - Atletico 1-0 Real Leg kedua Supercopa 13 September- Real 1-2 Atletico La Liga 7 Januari - Atletico 2-0 Real Leg pertama 16 besar Copa del Rey 15 Januri - Real 2-2 Atletico Leg kedua 16 besar Copa del Rey 7 Februari - Atletico 4-0 Real La Liga

ULASAN SIMEONE

Banyak Berubah KITA menjamu Real Madrid dengan modal yang kurang bagus. Pertandingan terakhir kita melawan Malaga (berakhir 2-2, Red) adalah sebuah partai yang sangat melelahkan secara mental. Babak pertama kita kecolongan lewat gol bunuh diri Torres. Babak kedua, setelah skor imbang, kita seperti kebingungan, dan mereka berhasil memanfaatkannya. Untung kita bisa menyamakan kedudukan. Hasil akhir seri ini tak terlalu buruk. Sekarang kita harus fokus menjamu Madrid. Tahun ini, formasi kita memang banyak berubah, tapi kita tetap tangguh, dan mereka selalu kesulitan saat melawan kita. (Tribunnews/den) *) Diego Simeone Pelatih Atletico Madrid

ULASAN ANCELOTTI

Pasukan Lengkap SELURUH pasukan sudah disiapkan, dan mereka dalam kondisi siap tempur. Tak ada yang cedera, tak ada yang suspensi. Pepe sudah siap, demikian juga Ramos. Keduanya punya segala hal yang diperlukan seorang bek: teknik bagus, karakter, dan pengalaman. Rodriguez, dan Isco juga samasama siap. Saya punya banyak opsi untuk diturunkan sekarang. Dan kita siap meraih kemenangan pertama atas Atletico musim ini. (Tribunnews/den) *) Carlo Ancelotti, Pelatih Real Madrid

4 LAGA TERAKHIR ATLETICO 11/04 vs Málaga 2 - 2 (seri) 08/04 vs Real Sociedad 2 - 0 (menang) 04/04 vs Córdoba 0 - 2 (menang) 21/03 vs Getafe 0-2 (menang) REAL MADRID 11/04 vs Eibar 3 - 0 (M) 09/04 vs Rayo Vallecano 0 - 2 (M) 05/04 vs Granada 9 - 1 (M) 23/03 vs Barcelona 2 - 1 (K)

Torres: Karakter Simeone Luar Biasa STRIKER Atletico Madrid, Fernando Torres menyebut faktor pelatih, Diego Simeone sangat menentukan sukses tim hingga belum terkalahkan dalam enam partai deby Madrid musim ini. Karenanya, Torres yakin Atletico bakal memetik lagi kemenangan di derby jilid tujuh pada leg pertama delapan besar Champions League di Vicente Calderon dini hari nanti. Di tangan Simeone, Atleti memang jadi tim perkasa yang mendominasi laga Derby. Enam derby terakhir mereka belum terkalahkan, dengan catatan empat menang, dan dua kali seri. Terakhir kali Atletico kalah di final Liga Champions musim lalu. Mereka sejatinya bahkan nyaris menang, namun tandukan Sergio Ramos saat babak perpanjangan waktu memusnahkan ambisi pasukan

Diego Simeone untuk meraih trofi ganda musim lalu. Setelah derby tersebut, Atletico berbenah, dan hasilnya luar biasa. Mereka menekuk Real untuk meraih trofi Super Cup, menjungkalkannya di ajang Copa del rey, dan dua kali mempermalukan rivalnya di ajang La Liga. Puncaknya, pada Februari lalu Atleti mencuku Real Madrid 4-0. Apa yang menyebabkan Atleti jadi demikian perkasa di ajang derby Madrid ini, padahal sebelumnya mereka adalah tim yang kerap dipandang mata saat dua tim asal ibu kota ini bertempur? “Semua itu karena karakter Simeone yang luar biasa. Karakternya diikuti oleh para pemain. Ia tahu apa yang terbaik bagi tim. Ia sangat paham kelemahan, dan kekuatan tim. Ia juga punya segala jawaban untuk

ISTIMEWA

LESU- Striker Atletico Madrid, Fernando Torres ditarik pemain Malaga setelah membuat gol bunuh diri dalam laga yang berakhir 2-2 pada lanjutan La Liga akhir pekan lalu. kelemahan kami,” kata Torres di situs UEFA. Simeone juga, katanya, pandai mencari solusi dari stok pemain yang terbatas. “Kami tak punya banyak opsi pemain seperti

halnya Real Madrid, Barcelona, Bayern Muenchen, atau Chelsea. Stok pemain kami terbatas. Tapi Simeone tahu bagaimana memaksimalkannya,,” kata Torres memuji. (Tribunnews/den)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.