RABU LEGI
Redaksi 0274 557 687 (102) / 082325485004
16 MEI 2018 29 SYAKBAN 1439 NO 2563/TAHUN 7
Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000
Malam Ini Salat Tarawih
ANTARA / IRWANSYAH PUTRA
HILAL -
Petugas Kementerian Agama Provinsi Aceh memantau hilal penetapan jadwal puasa 2018 di pesisir pantai Lhoknga, Aceh Besar, Aceh, Selasa (15/5).
BANTUL, TRIBUN - Badan Hisab Rukyat (BHR) Kementerian Agama DI Yogyakarta, Selasa (15/5) petang melakukan pemantauan hilal di Pos Observasi Bulan, Bukit Syech Bela-Belu, Desa Parangtritis, Kecamatan Kretek, Bantul. Dan menurut anggota BHR Kemenag DIY, Muntaha Arhamuddin, pengamatan hilal hingga matahari terbenam, hasilnya negatif. ke halaman 11
Sewa Tanah Kas Desa Sejumlah aset tanah kas desa tak dimanfaatkan maksimal oleh Pemerintah Desa Fakta tersebut membuka peluang bagi pengusaha untuk memaksimalkan potensinya
Laba Berlipat Ganda dari Bisnis Tanah Kas Desa Biaya Sewa Murah Bisa untuk Investasi Jangka Panjang
Pihak swasta kemudian menyewa dengan jangka panjang, membangun dan kemudian memanfaatkannya untuk usaha.
Selama ini, tarif sewa tanah kas desa relatif murah, berkisar anara Rp2000. Namun tak jarang juga ada yang mencapai Rp15 ribu per meter per tahun. Sejumlah desa, hasil penyewaan tanah kas ini bisa menghasilkan hampir setengah dari PAD yang ada di desa tersebut.
Pokoknya menyewa lahan kas desa itu ruginya engga ada, untungnya banyak
YOGYA, TRIBUN Banyaknya tanah kas desa yang “tidur” alias tak dimanfaatkan ternyata menjadi ladang menggiurkan untuk dikelola pihak ketiga. Dengan sewa yang relatif murah kemudian dikelola dengan baik, tanah kas desa ini bisa menjadi lahan bisnis yang menjanjikan. Untuk itu bagi mereka yang
jeli, mereka terus berburu tanah kas desa yang potensial untuk dikembangkan. Pengakuan itu satu di antaranya keluar dari Wiryono, seorang pengusaha yang juga banyak mengelola tanah kas desa. Ia mengakui, menyewa dan kemudian menggarap tanah kas desa menjanjikan untung berlipat. “Pokoknya menyewa lahan kas desa itu ruginya engga ada, untung-
nya banyak,” kata Wiryono kepada Tribun Jogja, ditemui pekan lalu. Dengan sangat terbuka, Wiryono menjelaskan jika saat ini ia memiliki tujuh titik lahan kas desa yang ia sewa dan kemudian diekolanya. Tanah kas desa tersebut tersebar di Pajangan, Pundong, hingga Banguntapan. ke halaman 11
Desa Panggungharjo Percayakan ke BUMDes
MANDIRI-
Suasana Kampoeng Mataraman, tanah kas desa yang disulap jadi tempat kuliner sukses dan dikelola oleh BUMDes Panggung Lestari.
DESA Panggungharjo di Kecamatan Sewon, Kabupaten Bantul barangkali bisa jadi contoh desa yang mampu mengelola tanah kas desa secara mandiri. Alih-alih disewakan kepada pihak ketiga, pihak Desa Panggungharjo mantap untuk membentuk Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) sebagai pengelola tanah kas desa yang ada di Desa Panggungharjo. ke halaman 11 TRIBUN JOGJA/HENING WASISTO
Prosedur
Keuntungan Desa
- Penggunaan Tanah Kas Desa diatur dalam Pasal 12 huruf b Pergub 34 tahun 2017 - Untuk bisa mengelola tanah kas desa, prosedurnya harus izin sampai ke Gubernur
Dengan menyewakan tanah kas, desa memperoleh untung 1. Tarif sewa per meter persegi per tahun 2. Bagi hasil usaha sesuai dengan perjanjian 3. Aset yang dibangun pihak penyewa setelah perjanjian sewa habis
Prof Nurhasan Ismail
NEWS ANALYSIS Pakar Hukum Agraria Fakultas Hukum UGM
Harus Sejahterakan Rakyat TANAH kas desa adalah bagian dari tanah desa yang dipergunakan untuk menunjang penyelenggaraan Pemerintahan Desa. Statusnya pun biasanya bisa hak pakai di atas tanah negara. Akan tetapi khusus di
GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN
Liza Elly
Pilih Tinggal Bersama Nenek untuk Hindari Faham Radikal
Anak Kedua Anton Tentang Ajaran Orangtuanya
Pasrah Dicerai PUTRI Indonesia 2011, Liza Elly (27) mengaku pasrah ketika suaminya, Nicky Tirta (35) mengajukan gugatan cerai. Meskipun begitu, dia berusaha menyelesaikan masalah rumah tangganya itu menjadi jalan terbaik. “Pokoknya yang terbaik saja. Kalau misalkan cerai, ya memang sudah jalannya gimana. Ya sudahlah saya pasrah sekarang,” kata Liza Elly. (*)
Untuk terhindar dari ajaran radikalisme, seoang anak harus rela berpisah dari orangtuanya. Itulah yang dilakukan oleh AR, anak kedua dari Anton Febrianto yang memilih hidup bersama neneknya.
T
EROR di Surabaya dilakukan oleh dua keluarga yang semuanya terlibat dalam peledakan. Untuk peledakan tiga gereja dilakukan oleh keluarga Dita Oepriyanto yang mengajak istri dan keempat anaknya. Sementara keesokan harinya, ledakan kembali terjadi di Mapolrestabes Surabaya.
Hal
9
TRIBUN JOGJA/JEPRIMA
SOLIDARITAS-
ANTARA/ARI BOWO SUCIPTO
Warga saling membantu menyalakan lilin saat mengikuti aksi solidaritas Malam Seribu Lilin di depan ke halaman 11 Gereja Katedral, Malang, Jawa Timur, Senin (14/5).
DIY tanah kas desa itu bisa menjadi bagian dari tanah keraton ataupun tanah kadipaten yang bisa saja statusnya pun bersertifikat hak pakai. ke halaman 11
Trending Topic di tribunjogja.com
Beda Tugas Densus88 dan Gegana