SELASA PON
Redaksi 0274 557 687 (102) / 0857 4319 6999
Halaman
17 JULI 2018 4 ZULKAIDAH 1439 NO 2620/TAHUN 7
Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000
5 Ton Jeruk Tumpah di Hal Ring Road 19
Hal
TRUK pengangkut lima ton jeruk terlibat kecelakaan lalu lintas di Ring Road Barat, Gamping, Sleman, kemarin. Truk bernopol R 9177 KC ini terlibat insiden dengan dua mobil dan menabrak pembatas jalan. (*)
6
Rukiah untuk Bekal Masuk Sekolah TRIBUN JOGJA/SINGGIH WAHYU
RUKIAH - Murid MI dan SMP VIP Pesawat, Wates, menjalani rukiah saat hari pertama masuk sekolah, Senin (16/7).
Hasto Targetkan Selesai Dalam Hitungan Hari
Tidak boleh sampai Agustus sehingga setelah itu tidak ada hal lagi terkait hal itu (masalah lahan dan penolakan warga, red). Saya kira dalam waktu dekat, kita akan finishing. Bukan hitungan minggu tapi hari. Hitungan hari saja
YOGYA, TRIBUN - Pembangunan New Yogyakarta International Airport (NYIA) di Kulonprogo sudah sampai tahap konstruksi. Prosesnya diperkirakan selesai 736 hari dan membutuhkan tenaga kerja sekitar 1.000 orang. Perihal masih ada warga terdampak dari kalangan penolak bandara yang mempertahankan lahan dan rumahnya, Bupati Kulonprogo, Hasto Wardoyo, menargetkan bisa selesai dalam hitungan hari. Pembersihan lahan harus sudah selesai sebelum Agustus. Pihak pelaksana proyek, PT Pembangunan Perumahan (PP), memberi keterangan kepada pers terkait perkembangan bandara pada tahap konstruksi tersebut di Kantor Gubernur DIY, Kompleks Kepatihan, Yogyakarta, Senin (16/7). Presiden Direktur PT PP, Lukman Hidayat, mengatakan, sejauh ini proses konstruksi telah dimulai. Fase itu merupakan kelanjutan tahap pertama yang telah dimulai sejak pihaknya mendapat kontrak awal. “Jadi, kita sudah mulai persiapan, mulai kerja di sana. Hanya, tadi setelah rapat kita laporkan, akan dipercepat sesuai jadwal dalam dokumen,” katanya. Lukman menuturkan, dalam kurun waktu 736 hari, PT PP diharuskan merampungkan proyek NYIA hingga tuntas. Karena itu, dengan adanya ikatan
Pembersihan Lahan NYIA Tuntas Sebelum Agustus Tahap Konstruksi Butuh Tenaga Kerja Ribuan Orang
Hasto Wardoyo BUPATI KULONPROGO
ke halaman 11
Kami Tak Ikhlas WARGA penolak bandara yang tergabung dalam Paguyuban Warga Penolak Penggusuran Kulonprogo (PWPP-KP) tak gentar meski terancam digusur. Mereka ingin tetap menjalani kehidupan di tanah yang selama ini ditempatinya. Seorang warga yang tergabung dalam PWPP-KP, Sofyan, menjelaskan, warga saat ini tetap bertahan di rumah masing-masing dengan kondisi seadanya. Pasalnya, akses ekonomi warga telah dihancurkan. Beberapa waktu lalu, PT AP I dan PT PP memang melanjutkan kembali pekerjaannya untuk pembersihan lahan. Pepohonan dan tanaman yang masih berdiri di lahan proyek dirobohkan seluruhnya. Termasuk pepohonan dan tanaman milik warga PWPP-KP.
TENAGA KERJA LOKAL Pembangunan NYIA di Kulonprogo memasuki tahap konstruksi. Proses tahap konstruksi diproyeksikan selesai dalam 736 hari. Tahap konstruksi pembangunan NYIA membutuhkan 1.000 pekerja. Tenaga lokal menjadi prioritas, tetapi menunggu kesiapannya. Untuk itu diresmikan balai pemberdayaan masyarakat. Akan ada pelatihan semisal security, ground handling, hingga pertukangan. Jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan setelah NYIA beroperasi sangat banyak, mengingat bandaranya besar. Banyak stakeholder yang butuh tenaga kerja, semisal catering, cleaning service, airlane, dan sebagainya.
ke halaman 11 TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI
DUKUNGAN
- Komunitas Ekonomi Jogja Istimewa & Masyarakat Peduli Bandara New Yogyakarta International Airport (NYIA) mendeklarasikan dukungan pembangunan bandara, Senin (16/7), di Kampayo XT Square Yogyakarta.
Polda Akan Dampingi Sandera Terduga Teroris YOGYA, TRIBUN - Guna menghilangkan rasa traumatis Sulis Khusnul Qotimah (35), warga Gondangan, Sardonoharjo, Ngaglik, Sleman, yang sempat disandera satu dari tiga terduga teroris yang ditembak Tim Densus 88 Antiteror Sabtu (14/7)
GRAFIS/FAUZIRAKHMAN
malam, Polda DIY akan memberikan pemdampingan psikologis terhadap Sulis. Selain itu, tim pendamping psikologis akan dibentuk Polda DIY untuk melakukan survei terkait ada tidaknya warga lain yang membutuhkan pendampingan pihaknya pascakeja-
dian yang berlangsung akhir pekan lalu ini. Kabid Humas Polda DIY, AKBP Yuliyanto mengatakan, proses penangkapan tiga terduga teroris itu sempat diwarnai aksi penyenderaan. ke halaman 11
Ardina Rasti
Riset Ramah Lingkungan ala Mahasiswa Universitas Tidar Magelang
Tiga Bulan
Bikin Obat Nyamuk Berbahan Limbah Tetes Tebu Tetes tebu atau molase, sering dianggap remeh oleh banyak orang. Limbah dari pengolahan gula tebu yang berwujud cair tersebut hanya dibuang. Tak banyak yang tahu ada kandungan di dalamnya yang dapat dimanfaatkan manusia.
ARTIS peran Adina Rasti kini tengah berbadan Dua. Rasti mengaku sempat terkejut saat mengetahui dirinya sudah hamil tiga bulan. Hal itu dikatakan Rasti saat ditemui usai jumpa pers screening film 22 Menit di Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (16/7).
N
TRIBUN/JEPRIMA
AMUN siapa sangka, di tangan tiga orang mahasiswa Universitas Tidar Magelang dalam Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2018, limbah tetes tebu ini bisa ‘disulap’ menjadi
produk yang bermanfaat dan bernilai ekonomis tinggi. Adalah Imam Badrus Soleh, Ayu Septia Andriani dari Prodi Agroteknologi, dan Siti Mulyani dari Prodi Pendidikan IPA, yang mengembangkan limbah tetes tebu menjadi obat nyamuk alami dan ramah ke halaman 11
RISET
TRIBUN JOGJA/RENDIKA FERRI
- Tiga mahasiswa Universitas Tidar mengembangkan limbah tetes tebu menjadi obat nyamuk alami dan ramah lingkungan, Senin (16/7).
Trending Topic di tribunjogja.com
Tes CPNS 2018 Dilaksanakan di 66 Lokasi