MEMBANTU meringankan penderitaan saudara-saudara yang menjadi korban gempa bumi di kawsan Pidie Jaya, Aceh, Rabu (7/12), Tribun Group membuka dompet peduli gempa. Hasil pengumpulan dana akan disalurkan melalui Harian Serambi Indonesia (Tribun Group). Hingga Jumat (16/12) donasi yang terkumpul sebesar
MINGGU PAHING 18 DESEMBER 2016 18 MULUD 1438 NO 2063 /TAHUN 6
Rp 143.701.104
Untuk informasi, kami menyediakan CallCentre di Nomor
DOMPET
PEDULI
RP 2.000
0815 - 1356 - 0000
LANGGANAN RP 55.000
KIRIMKAN DONASI ANDA MELALUI
Rekening No 0004482682
Bank BNI 46 Cabang Senayan, Jakarta,atas nama PT Indopersda Primamedia (Tribun Group)
GEMPA PIDIE JAYA
www.tribunjogja.com
21 Ribu Tenaga Kerja China Serbu Indonesia
likes: tribun jogja
follow us: @tribunjogja
SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219
@tribunjogja
DIREKTUR Pengendalian dan Penggunaan Tenaga Kerja Asing Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker), Rahmawati Yaunidar membantah tegas, ada 10 juta tenaga kerja asing Hal (TKA) asal Tiongkok di Indonesia. Ia memastikan, hanya 21 ribu TKA Tiongkok yang bekerja di sejumlah perusahaan di Indonesia. (*)
7
Terima Kasih untuk Timnas Indonesia Masih Gagal Boyong Piala AFF 5 KALI RUNNER-UP AFF 2000
V
THAILAND
4
INDONESIA
1
AFF 2002
V
THAILAND
2
Kalah Penalti 4-2
AFF 2004 SINGAPURA
2 1
V
V
5-2
AFF SUZUKI CUP 2010
V
3
AFF SUZUKI CUP 2010 INDONESIA
2
V
Kalah Agregat
4-2
AFF SUZUKI CUP 2016 INDONESIA
2
V
AFF SUZUKI CUP 2016 THAILAND
2
Jokowi
INDONESIA
1
KANDANG
Kalah Agregat
MALAYSIA
2
TANDANG
AFF 2004 INDONESIA
INDONESIA
Jangan patah arang. Ambil pelajaran atas kekalahan. Timnas Indonesia tetaplah semangat
V
Kalah Agregat
3-2
SINGAPURA
3
TANDANG INDONESIA
0
Kalau saja dari awal bermain seperti yang diperlihatkan di babak kedua, mungkin bisa dapat poin Laode Syarif
BANGKOK, THAILAND - Thailand kembali mengukuhkan dirinya sebagai jawara sepakbola Asia Tenggara. Tim Gajah Putih kembali menjadi mimpi buruk Indonesia di Final Piala AFF 2016 dan mendominasi selama pertandingan. Indonesia gagal mempertahankan keunggulan 2-1 yang didapat dari final leg pertama. Saat bermain di Stadion Rajamangala, Boaz Solossa dkk dipaksa menyerah dengan skor 0-2. Hasil laga itu membuat Indonesia secara agregat kalah 2-3. Impian untuk meraih Piala AFF untuk kali pertama pun kembali menguap. Indonesia gagal lima kali di lima final yang dijalani, sementara Thailand membuat rekor karena menjadi negara ASEAN pertama yang meraih lima trofi. Tim nasional Indonesia memang gagal menjadi juara Piala AFF 2016. Namun, apresiasi positif ditunjukkan masyarakat Indonesia atas perjuangan timnas. Sempat unggul 2-1 pada final pertama, Indonesia kalah 0-2 dari Thailand pada final kedua di Stadion Rajamangala, Sabtu (17/12). Kendati demikian, perjuangan pasukan garuda ini sudah luar biasa. Berbagai masalah dihadapi dalam ke halaman 7
KANDANG
Respek untuk 1 Mendiang Raja Thailand
MALAYSIA
KANDANG
THAILAND
1
TANDANG INDONESIA
0
GRAFIS/SULUH PRASETYA
BANGKOK - Ada hal menarik menjelang pertandingan antara tim nasional (timnas) Indonesia dan Thailand pada final kedua Piala AFF 2016 di Stadion Rajamangala, Bangkok, Sabtu (17/12). Suporter Indonesia diminta memberikan respek kepada mendiang Raja Thailand, Bhumibol Adulyadej, yang wafat pada Oktober 2016. Imbauan itu ditebar oleh Muhammad Sobrun Ibnu Atfal,
Cinta Laura Kiehl
warga negara Indonesia yang menetap di Bangkok. Dia ditemani oleh kekasihnya dari Thailand, Pattamawadee Yueenprakon. Keduanya membawa 200 pita hitam yang dibagikan secara gratis kepada suporter Indonesia. “Selain memberikan respek kepada Raja Thailand, kami
TIMNAS - Boas Solossa berebut bola dengan pesepak bola Thailand Prathum Chutong pada final putaran kedua AFF Suzuki Cup 2016 di Rajamangala National Stadium, Bangkok, Thailand, Sabtu (17/12).
ke halaman 7
ANTARA/WAHYU PUTRO
2.115 Abdi Dalem Antre Mencairkan Upah di Bangsal Magangan
Adegan Nilainya Turun saat Nominalnya Naik Ciuman
Hal
7 TRIBUNNEWS
DALAM film Hollywood terbarunya, aktris Cinta Laura Kiehl melakoni adegan berciuman dengan lawan mainnya. Untuk itu, Cinta mengaku meminta izin kepada kedua orangtuanya terlebih dahulu. “Yang pasti sebelum mulai syuting aku bilang, ‘Mom, dad, nanti ada adegan kissing loh. Dont be suprised’,” kata Cinta saat di-
Kesejahteraan abdi dalem Keraton Yogyakarta saat ini sudah jauh meningkat dibanding dua-tiga tahun lalu sebelum DIY memperoleh kucuran Dana keistimewaan. Namun meski yang diterima masih di bawah Upah Minimum Regional (UMR) mereka tetap saja bersyukur.
P TRIBUN JOGJA /BRAMASTO ADHY
ENGABDIAN menjadi kata yang tepat bagi abdi dalem keraton. Beberapa dari mereka bahkan mengaku rela tak digaji asal bis amengabdikan diri mereka sebagai pelayan kebudayaan di keraton Yogyakarta. Honor yang mereka terima bukan menjadi ukuran. “Tidak masalah karena memang dari awal menjadi abdi dalem memang untuk mengabdi pada Keraton Yogyakarta,
- Sejumlah abdi dalem menunggu giliran mengambil gaji di Bangsal Magangan, Keraton Yogyakarta pada Sabtu (17/12).
ke halaman 7
HONOR
Hal
9