SELASA WAGE
Redaksi 0274 557 687 (102) / 082325485004
20 MARET 2018 2 RAJAB 1439 NO 2506/TAHUN 6
Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000
Zaini Frustasi Sebelum Dipancung
Akhir Hidup Zaini Mochammad Zaini Misrin bekerja di Arab Saudi sebagai sopir pribadi pada tahun 1992.
1
Pada tahun 2001 dia sempat kembali ke rumah di Bangkalan, Madura, untuk membuka kios kecil di sisi kanan rumahnya.
2
Namun, pada tahun 2003 dia harus kembali menjadi TKI di Arab Saudi untuk mengumpulkan modal.
3
Pada 13 Juli 2004, dia ditangkap polisi Arab Saudi dengan tuduhan melakukan pembunuhan terhadap Abdulla bin Umar, yang merupakan majikannya sendiri.
4
Selama menjalani proses hukum, Zaini mengaku mendapat tekanan untuk mengakui pembunuhan yang diklaimnya tak pernah dilakukan itu.
5
Pada 17 November 2008, pengadilan Arab Saudi menjatuhkan vonis hukuman mati terhadap Zaini tanpa didampingi penerjemah yang netral dan imparsial.
6
Menurut pengakuan Zaini, dia baru mendapat akses komunikasi dengan Konsulat Jenderal Republik Indonesia di Jedah setelah vonis hukuman mati dijatuhkan.
7
Pada 8 April 2014, melalui ponsel anaknya, Surya berkomunikasi dengan Zaini dan mengaku frustasi karena tidak tahu bagaimana harus membela diri.
8
Dia menegaskan sama sekali tidak bersalah atas pembunuhan yang dituduhkan kepadanya.
9
Pemerintah RI sudah tiga kali memohon pengampunan Zaini kepada Arab Saudi. Pertama saat Jokowi melawat ke Arab Saudi pada September 2015. Kedua, saat Raja Salman berkunjung ke Indonesia pada Maret 2017. Ketiga, November 2017 Jokowi mengirimkan surat agar Zaini dan WNI yang terancam hukuman mati agar diampuni.
10
Kemenlu RI berupaya mengajukan permohonan peninjauan kembali karena ada bukti baru dan permohonan itu dikirimkan ke Mahkamah pada 6 Maret 2018.
11
Zaini akhirnya dieksekusi hukum pancung oleh pemerintah Arab Saudi pada Minggu 18 Maret 2018 waktu setempat tanpa pemberitahuan terlebih dulu (mandatory consular notification) kepada pemerintah Indonesia.
12
TKI Dihukum Mati di Arab Saudi Ini yang membuat saya frustrasi. Saya tidak bersalah. Tapi saya tidak tahu bagaimana caranya menuntut keadilan.
BANGKALAN, TRIBUN Mochammad Zaini Misrin alias Slamet (47), tenaga kerja Indonesia (TKI) asal Desa Kebun, Kecamatan Kamal, Kabupaten Bangkalan, Madura, menjalani eksekusi mati dengan dipancung di Arab Saudi, Minggu (18/3) sekitar pukul 11.00 waktu Arab Saudi. Zaini dieksekusi mati setelah sekitar 13 tahun menghuni penjara Ummu di Kota Makkah, Arab Saudi. Dia divonis mati pada 17 November 2008 atas tuduhan membunuh majikannya, ke halaman 11
Dipaksa Akui Bunuh Majikan EKSEKUSI terhadap M. Zaini Misrin mendapat reaksi keras di Migrant Care. Kementerian Luar (Kemlu) Republik Indonesia mengungkap, otoritas Kerajaan Saudi Arabia sama sekali tidak memberitahu mengenai eksekusi ini sebelumnya. Direktur Migrant Care Wahyu Susilo mengungkap, Presiden Jokowi sudah tiga kali mengajukan permohonan pembebasan terhadap Zaini Misrin Arsyad. Bahkan, Jokowi dua kali menyampaikan langsung ke Raja Arab Saudi Salman bin Abdu-
laziz al-Saud. “Pengampunan (permohonan) juga dilakukan saat lawatan Presiden Jokowi ke Saudi Arabia bulan September 2015 dan juga saat kunjungan Raja Salman ke Indonesia pada bulan Maret 2017,” ungkap Wahyu. Selain menyampaikan langsung ke Raja Salman, Jokowi juga mengirimkan surat ke Kerajaan Arab Saudi. ke halaman 11
WNI dihukum mati di Arab Saudi: Tahun 2015: Siti Zaenab dan Karni binti Medi Tarsim Tahun 2018: Mochammad Zaini Misrin
Sudah divonis hukum mati di Arab Saudi: Tuty Tursilawati Eti binti Toyib
Sumber: Ditulis dari berbagai sumber
GRAFIS/SULUH PRASETYA
Seloso Wagen Kang HS & Kang HP
Lahan Bandara NYIA Resmi Dikuasai Negara MELINTAS -
Menggarap Wisata 24 Jam LAMA tinggal wisatawan yang berkunjung ke Kota Yogyakarta dirasa masih kurang. Upaya membuat wisatawan betah pun dilakukan Pemerintah Kota Yogyakarta. Satu di antara upaya itu adalah menghidupkan wisata Yogyakarta selama 24 jam dengan mengusung konsep wisata malam. Malioboro menjadi tempat strategis wisa-
ta malam yang dimaksud. Selama ini, di atas jam sepuluh malam, wisatawan mulai kesulitan mencari oleh-oleh. Bahkan menjelang malam, ketika ada wisatawan masuk Pasar Beringharjo, sudah tidak menemukan kain batik atau souvenir lain karena pasar tersebut sudah tutup. Padahal sebagai salah satu jujugan wisatawan yang bertandang ke Malioboro, Pasar Beringharjo. ke halaman 11
Ayu Dewi
Tambah Anak
TRIBUN JOGJA/SINGGIH WAHYU
Penyandang Disabilitas Butuh Penanda Khusus saat Berkendara
Arif Akui Tak Pernah Dengar Bunyi Klakson Sekilas, Arif Setiawan adalah remaja normal pada umumnya. Namun saat berkomunikasi barulah kita paham bahwa Arif adalah penderita keterbatasan pendengaran atau yang lebih akrab disebut tuli. Pernahkah membayangkan, bagaimana kesulitan mereka saat berkendara di jalan?
MESKI sudah memiliki sepasang anak, Ayu Dewi mengaku ingin menambah momongan. Hal ini diutarakannya langsung di depan sang suami. (*)
D
Hal
9
Pengendara melintas di ujung timur ruas Jalan Daendels area lahan pembangunan bandara NYIA di Temon, Senin (19/3). Akhir Maret ini, ruas jalan tersebut akan ditutup total menyusul segera dimulainya pembangunan konstruksi bandara.
KULONPROGO, TRIBUN - Persoalan pembebasan lahan milik warga untuk pembangunan badnara New Yogyakarta International Airport (NYIA) di Temon kini telah tuntas. Seluruhnya kini telah menjalani putusan penetapan konsinyasi dana ganti rugi di Pengadilan Negeri (PN) Wates, dan selanjutnya lahan tersebut dikuasai negara secara legal. Pada Senin (19/3), PN Wates menggelar sidang terakhir dengan agenda putusan atas 14 perkara konsinyasi ganti rugi lahan milik warga pribadi yang masih tersisa. Kesemuanya merupakan
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
IINISIASI oleh Komite Perlindungan dan Pemenuhan Hak-hak Penyandang Disabilitas DIY, Arif dan sembilan penyandang disabilitas lainnya
datang untuk mengkampanyekan pemenuhan hak-hak layanan publik terhadap mereka, utamanya saat penyandang disabilitas ini berkendara di jalan. ke halaman 11
PENANDA
TRIBUN JOGJA/RIZKY HALIM
- Komite Pperlindungan dan Pemenuhan Hak Disabilitas berkunjung ke Tribun Jogja untuk menyosialisasikan tiga stiker penyandang disabilitas saat berkendara, Senin (19/3)
perkara yang didaftarkan pemrakarsa pembangunan bandara dari PT Angkasa Pura (AP) I pada 2018 untuk konsinyasi ganti rugi pembebasan lahan. Registrasi perkara terakhir dilakukan pada 5 Maret 2018 dan sejak itu tidak ada tambahan pengajuan lagi. Adapun sepanjang masa pembebasan lahan pembangunan bandara, perkara konsinyasi yang ditangani PN Wates mencapai 284 perkara. Enam perkara diregister pada 2016, 250 perkara teregister pada 2017, dan 22 perkara didaftarkan pada 2018. ke halaman 11
Trending Topic di tribunjogja.com
Menelisik Misteri Candi Kedulan
KONTAN TRIBUN FINANCE 2
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Klaim Ganti Rugi Langsung Cair Citilink Tawarkan Asuransi Keterlambatan Penerbangan JAKARTA, TRIBUN - Maskapai Citilink Indonesia menggandeng PasarPolis Indonesia dan PT Asuransi Simas Net (Simasnet) meluncurkan asuransi keselamatan dan keterlambatan penerbangan. Namanya Super Shield. Direktur Utama Citilink Indonesia, Juliandra Nurtjahjo mengatakan, produk asuransi baru tersebut memberi perlindungan kepada para penumpang di seluruh rute penerbangan dengan jaminan kecepatan pencairan klaim. “Selain keterlambatan, ada ganti rugi pembatalan dan penundaan penerbangan dengan alasan darurat. Para penumpang akan pula mendapat jaminan asuransi barang hilang atau rusak di bagasi,” jelasnya, Senin (19/3). Juliandra berujar, menjadi pemegang polis Super Shield, para penumpang bakal menerima notifikasi melalui pesan singkat atau email manakala terjadi keterlambatan penerbangan. Mereka akan dimintai nomor rekening via aplikasi. “Kompensasi keterlambatan penerbangan bisa langsung cair. Para penumpang tak perlu menunggu sampai berganti hari. Super Shield sengaja kami hadirkan guna memberikan klaim instan tanpa proses rumit,” paparnya. President Director Asuransi Simasnet, Teguh Aria Djana, mengatakan, harga paket asuransi Super Shield sangatlah terjangkau. Kendati begitu, ia menjamin manfaatnya bagi para penumpang Citilink Indonesia bisa mencakup banyak perlindungan. “Premi paket asuransi Super Shield bagi para penumpang Citilink Indonesia kami tawarkan secara eksklusif, mulai Rp25.000 untuk perlindungan
ASURANSI CITILINK Maskapai Citilink Indonesia menghadirkan asuransi.
Namanya Super Shield,
memberi perlindungan keselamatan dan keterlambatan penerbangan.
sekali jalan dan Rp55.000 untuk perlindungan pergi pulang,” urainya. Untuk perlindungan kecelakaan diri selama perjalanan, Teguh mengemukakan, Citilink Indonesia akan mengganti hingga Rp450 juta untuk cedera berat atau fatal. Sementara jaminan biaya medis, akan diganti tagihan perawatan sampai Rp250 juta. “Manfaat tersebut tersedia untuk paket asuransi Super Shield pergi pulang. Nah, soal jaminan keterlambatan penerbangan, Citilink Indonesia akan mengganti secara finansial mulai Rp450 ribu setiap empat jam sampai Rp6,75 juta,” terangnya. Bagaimana dengan bagasi dan barang pribadi? Menurut Teguh, Citilink Indonesia menanggung risiko kehilangan atau kerusakan sampai Rp6,5 juta untuk pakaian dan barang pribadi ketika berada di bagasi hingga tiba di hotel. “Tidak hanya selama dalam pesawat, Citilink Indonesia juga menjamin barang hilang saat berada di angkutan umum karena pencurian atau perampokan di area bandara,” katanya. Kemudian, pungkas Teguh, untuk penundanaan penerbangan lantaran force majeure, ada jaminan asuransi dengan jangka waktu 30 hari. Satu hal lagi, keikutsertaan asuransi Super Shield bersifat opsi alias tidak langsung dibebankan di pembelian tiket. (kontan/rls/vim)
ANTARA/DHEMAS REVIYANTO
ASURANSI KETERLAMBATAN PENERBANGAN - Awak kabin memperkenalkan seragam baru Citilink Indonesia saat peluncuran di Jakarta, Senin (19/3). Citilink Indonesia menggandeng PasarPolis Indonesia dan Simasnet meluncurkan asuransi keselamatan dan keterlambatan penerbangan.
Laba BPD DIY 2017 Tumbuh 17 Persen
M o n e y Ta l k s
Nilai Jual Dolar AS Sempat Tembus Rp13.800 JAKARTA - Nilai tukar rupiah kembali ditutup melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Senin (19/3) sore, rupiah melemah 0,10 persen ke level Rp13.765 per dolar AS dibanding posisi pada akhir pekan lalu. Sementara kurs tengah Bank Indonesia mencatat, valuasi mata uang Garuda masih stagnan di level Rp13.765 per dolar AS. Analis PT Valbury Asia Futures, Lukman Leong, berpendapat, pelemahan rupiah pada Senin kemarin bersifat teknikal. Menurutnya, rupiah masih dalam tren tertekan hingga tingkat suku bunga acuan AS diputuskan
pada rapat Federal Open Market Committee, pekan ini. “Rupiah masih ada peluang turun ke level Rp13.800 per dolar AS pada Kamis (22/3) nanti,” ujarnya. Senin pagi, pukul 10.45, nilai tukar rupiah terhadap dolar AS di sejumlah bank tampak beragam. Namun, di tiga bank, nilai jual dolar AS menyentuh angka Rp13.800. Di CIMB Niaga, misalnya, nilai jual dolar AS mencapai Rp13.800. Di BRI, nilai jual dolar AS terpantau Rp13.813. Lalu di Danamon, nilai jual dolar AS dipatok Rp13.800. (kontan)
Mandiri Tak Kenakan Fee Top Up Go-Pay JAKARTA - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk mengklaim tidak memungut biaya atau fee kepada nasabah untuk isi ulang (top up) saldo Go-Pay. Sekretaris Perusahaan Bank Mandiri, Rohan Hafas, menyebut, keputusan penarikan biaya Rp1.000 kepada konsumen sepenuhnya wewenang pihak Go-Jek. “Kami memang sudah lama bekerja sama dengan Go-Jek selaku perusahaan penyedia jasa aplikasi transportasi. Kami juga mengenakan biaya kepada Go-Jek melalui Go-Pay atas layanan sistem pembayaran menggunakan jasa Bank Mandiri. Artinya, jika Go-Pay
mengenakan biaya tambahan kepada konsumen atas kerja sama dengan Bank Mandiri, semua mutlak permintaan dan keputusan Go-Jek,” tegasnya, Senin (19/3). Sebagai informasi, selain Bank Mandiri, biaya isi ulang saldo Go-Pay sebesar Rp1.000 juga akan dikenakan jika konsumen menggunakan layanan dari enam bank lain, yakni PT Bank Central Asia Tbk (BCA), PT Bank Permata Tbk, PT Bank CIMB Niaga Tbk, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, dan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (kontan)
YOGYA, TRIBUN - PT Bank Pembangunan Daerah (BPD) DIY menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) di Royal Ambarrukmo Hotel pada Jumat (16/3) lalu. RUPST BPD DIY dihadiri seluruh pemegang saham, terdiri atas Pemerintah DIY yang diwakili oleh Gubernur Sri Sultan Hamengku Buwono X, Pemerintah Kota Yogyakarta oleh Wali Kota Haryadi Suyuti, Pemerintah Kabupaten Sleman oleh Bupati Sri Purnomo, Pemerintah Kabupaten Bantul oleh Bupati Suharsono, Pemerintah Kabupaten Gunungkidul oleh Bupati Badingah, dan Pemerintah Kabupaten Kulonprogo oleh Wakil Bupati Sutedjo. Dalam RUPST tersebut, agenda utama yang dibahas adalah laporan pertanggungjawaban Dewan Komisaris dan Direksi serta persetujuan neraca dan perhitungan laba/rugi untuk tahun buku yang berakhir pada 31 Desember 2017.
ISTIMEWA
TUMBUH POSITIF - RUPST BPD DIY di Royal Ambarrukmo
Hotel pada Jumat (16/3) lalu.
Dalam laporannya, Direktur Utama BPD DIY, Bambang Setiawan, menyampaikan bahwa kinerja perusahaan selama 2017 yang dilihat dari beberapa indikator menunjukkan pertumbuhan baik. “Total aset BPD DIY mencapai Rp10,69 triliun, naik 9,80 persen dibanding 2016 yang sebesar Rp9,74 triliun. Sementara Dana Pihak Ketiga (DPK), tumbuh 9,55 per-
sen dengan nilai Rp8,08 triliun, serta penyaluran kredit sebesar Rp6,57 triliun atau tumbuh 9,78 persen ketimbang 2016. Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, pertumbuhan BPD DIY mencapai 14 persen untuk aset, 12 persen untuk DPK, 14,50 persen untuk kredit, dan 17 persen untuk laba. Pertumbuhan BPD DIY 2017 lebih tinggi dibanding pertumbuhan perbankan nasional,
khusunya BPD kelompok BUKU 2” papar Bambang. Selain itu, pada akhir 2017, BPD DIY juga telah melalukan soft launching beberapa produk dan layanan baru berbasis digital, yakni BPD DIY Mobile, Laku Pandai, Cash Management System/Internet Banking Korporasi, dan aplikasi marketing terpadu BPD DIY Smart serta virtual mal jogjalapak.com. Bambang juga menyampaikan bahwa pada 2017 perolehan laba sebelum pajak tercapai 102,78 persen dari target yang tercatat Rp298,06 miliar. RUPS tersebut secara bulat menerima laporan pertanggungjawaban Dewan Komisaris dan Direksi untuk pengelolaan perseroan tahun buku 2017 dan memberi pembebasan tanggungjawab atau acquit et decharge. Selain itu, RUPS menetapkan penggunaan laba bersih setelah pajak untuk deviden dan cadangan umum Rp220,14 miliar. (rls)
TRIBUN BIZ 3
SELASA SELASA WAGE WAGE 20 20 MARET MARET 2018 2018
ANTARA/NOVRIAN ARB
NAIK SIGNIFIKAN - Ponsel berbagai merek dipasarkan di Bandung Electronic Centre, Kota Bandung, Jawa Barat, belum lama ini. Penjualan ponsel menengah ke atas di Indonesia bakal naik signifikan pada 2018.
Oppo Siapkan Delapan Model Baru Tahun Ini Penjualan Ponsel Menengah ke Atas Bakal Pesat PASAR PONSEL Tahun ini penju-
alan ponsel kelas menengah ke atas bakal pesat. Samsung, yang baru saja meluncurkan Galaxy S9 dan Galaxy S9 Plus, siap memperebutkan pasar. Oppo tak mau begitu saja diam. Meski tetap menyasar segmen menengah, Oppo akan menghadirkan sekitar delapan model anyar. Oppo memanfaatkan perubahan karakter pengguna pemula ponsel.
JAKARTA, TRIBUN - PT Samsung Electronics Indonesia (SEI) dikenal sebagai vendor telepon seluler (ponsel) yang mempunyai portofolio produk premium. Merek asal Korea Selatan tersebut optimistis mampu melakoni persaingan bisnis dengan ponsel menengah pada tahun ini. Direktur SEI, Lee Kang Hyun, menyatakan, pertumbuhan perekonomian Indonesia pada 2018 cukup positif seiring tren gaya hidup konsumen yang menjadikan ponsel sebagai satu barang wajib. Ia yakin peluang ponsel premium untuk tumbuh di Tanah Air sangat terbuka lebar. “Sekarang tinggal bagaimana kami mengedukasi konsumen dalam memilih dan mengoptimalkan ponsel masing-masing. Apalagi, kami baru saja merilis Samsung Galaxy S9 dan Galaxy S9 Plus dengan harga Rp11,5 juta sampai Rp14,5 juta per unit,” katanya, Senin (19/3). Sekadar informsi, mengutip riset lembaga Growth for Knowledge, pon-
sel segmen premium dan menengah tumbuh hingga dobel digit pada 2017 lalu. Rinciannya, ponsel premium tumbuh 33 persen dan ponsel segmen menengah tumbuh 19 persen. Dari sisi volume, mengutip data Kementerian Perindustrian pada 2016, ponsel impor turun 36 persen ketimbang 2015 yang mencapai 18,5 juta unit dengan nilai 775 juta dolar AS. Sementara produksi ponsel dalam negeri, terus tumbuh 36 persen sejak 2015 menjadi 68 juta unit. Pada 2017, masih menurut data Kementerian Perindustrian, impor ponsel menjadi 11,4 juta unit, sedangkan produksi ponsel di dalam negeri menjadi 60,5 juta unit untuk 34 merek. Dari jumlah puluhan tersebut, 11 di antaranya adalah ponsel merek lokal. Berdasarkan laporan e-Marketer, pengguna aktif ponsel di Indonesia akan tumbuh dari 55 juta orang pada 2015 menjadi 100 juta orang pada 2018. Jika perkiraan itu benar, penduduk Indonesia bakal menjadi
pengguna aktif terbesar keempat di dunia setelah China, India, dan AS. Tak pernah bosan Lain dengan Samsung, Oppo, vendor asal China, tak pernah bosan membidik segmen menengah setiap mengeluarkan produk gres. PR Manager PT World Innovative Telecommunication (Oppo), Aryo Meidianto, yakin ponsel berharga Rp3 juta-Rp5 juta akan tetap tren pada 2018.
“Penyebabnya, para pengguna ponsel kelas bawah mulai beralih ke ponsel yang lebih baik. Selain itu, produk menengah juga mendapat perhatian dari konsumen ponsel premium. Biasanya, mereka menggunakan ponsel medium sebagai perangkat kedua,” jelasnya. Aryo memprediksi, setiap tahun akan terjadi perubahan karakter pengguna pemula ponsel di Indone-
sia. Menurutnya, pengguna ponsel biasa di Tanah Air bakal mulai berpindah ke segmen yang lebih tinggi pada tahun kedua kepemilikan. “Jadi, kami tidak main-main menyasar ceruk kelas menengah. Tahun ini, sama seperti 2017, Oppo tidak akan menghadirkan banyak ponsel baru. Maksimal, produk anyar Oppo yang bakal rilis di pasaran hanya delapan model,” tukasnya. (kontan)
Low-End Andalkan Fitur Terkini DI tengah serbuan segmen premium dan medium, ponsel kelas bawah masih mempunyai pangsa pasar sendiri. Tak heran, pabrikan ponsel kelas tersebut berlomba-lomba merilis produk baru guna menjaga ceruk. Tahun ini, produsen ponsel kelas bawah menerapkan berbagai strategi untuk mendongkrak penjualan. Inovasi dengan menambahkan sederet fitur baru, termasuk yang terdapat di ponsel premium, pun rajin diterapkan Head of Marcomm ATL Evercoss, Suryadi Willim, mengatakan, pasar ponsel kelas bawah di Indonesia masih memiliki prospek menjanjikan. “Pada 2018, kami akan tetap fokus ke segmen low end,” ujarnya, baru-baru ini. Tahun ini, Evercoss berencana merilis delapan produk
baru. Jumlah itu lebih banyak dibanding tahun lalu yang hanya empat unit. Harga ponsel Evercoss juga relatif terjangkau, yakni di bawah Rp2 juta per unit. “Satu produk terbaru Evercoss adalah U50A Max. Ponsel berkamera ganda di depan dan di belakang tersebut kami jual Rp1,2 juta per unit. U50A Max bakal bersaing dengan Huawei Nova 2i, yang juga memiliki empat kamera,” jelasnya. Hal senada disampaikan oleh Direktur Marketing Advan, Tjandra Lianto. Ia mengatakan, target penjualan ponsel baru Advan G2 pada 2018 mencapai 5.000 unit per bulan. “Advan G2 dibekali fitur dan teknologi terkini, tetapi berharga terjangkau,” pungkasnya. (kontan)
HOTLINE PUBLIC SERVICE 4 PEMBACA Tribun Jogja, sampaikan keluhan, juga usulan terkait pelayanan publik di sekitar Anda.
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Caranya ketik SMS dengan format: HPS (spasi) Isi keluhan, usulan atau pertanyaanlalu kirim ke
082325485004
Jalan Jenderal Sudirman No 52 Yogyakarta
tribunjogja@gmail.com
Hati-hati kalau lagi di ATM Lik!
ATM
Tetap Menanam di Lahan Bandara PALU hakim Pengadilan Negeri Wates dalam perkara 14 perkara konsinyasi ganti rugi lahan milik warga Temon sudah diputus, Senin (19/3). Dalam putusan tersebut, majelis hakim memutuskan bahwa tanah milik warga dalam 14 perkara tersebut sah milik negara dalam hal ini adalah PT Angkasa Pura (AP) I. Dalam putusan tersebut, pengadilan juga menegaskan bahwa warga yang sebelumnya merupakan pemilik tanah tersebut harus menerima ganti rugi yang dikonsinyasikan atau dititipkan ke pengadilan. Artinya, dengan palu hakim yang diketok pada Senin (19/3) kemarin, tanah calon bandara tersebut sudah sepenuhnya menjadi hak PT Angkas Pura I selaku pemrakarsa proyek bandara. Sekadar mengingatkan, proses pembersihan lahan bandara New Yogyakarta International Airport (NYIA) memang terkendala dengan sejumlah warga yang menempati 11 bidang tanah yang dengan tegas menolak tanah mereka digunakan untuk lahan bandara. Sejumlah warga tersebut bahkan tak pernah mau menanggapi segala upaya yang dilakukan oleh API maupun Pemkab Kulonprogo. Bagi mereka, lahan tersebut adalah hidup yang akan tetap menghidupi mereka. Para petani ini bahkan tak peduli dan tetap bertahan meski sejumlah “teror” terus mereka dapatkan agar mereka mau pergi meninggalkan lahan mereka. Tak hanya proses, bahkan putusan PN Wates kali ini juga tak sekalipun mereka gubris. Mereka merasa tak pernah menyepakati apapun. Mereka juga tak pernah membubuhkan persetujuan apapun atas tanah mereka. Bahkan nego pun tidak pernah mereka lakukan untuk tanah mereka. Menanami tanah yang selama ini menghidupi mereka adalah cara yang mereka gunakan untuk tetap bertahan. Mereka meyakini bahwa tanah warisan leluhur itu telah membuat mereka kaya dan tak kurang sedikitpun. Para petani ini tak pernah sekalipun berbicara soal harga, karena bukan soal nilai ekonomi yang mereka tolak. Penolakan dari pemilik lahan ini adalah penolakan idilogis yang tak bisa dinegosiasikan dengan apapun. Mentok sudah jika kita bicara bandara dari sudut pandang sengketa lahan ini. Dan publik sudah melihat bagaimana drama yang terjadi saat para pemilik lahan ini berupaya untuk mempertahankan lahan mereka. Meski tak harus diperbandingkan bahkan dihubungkan, namun di satu sisi ada kenyataan bahwa Yogyakarta membutuhkan bandara yang lebih representatif dibanding Adi Sutjipto yang sudah terlalu penuh. Sementara selain harus berbagi dengan TNI AU, upaya memperluas atau memperpanjang Adi Sutjipto sudah tak memungkinkan lagi. Peluang membuka pintu gerbang bagi investasi di Yogya adalah dengan membangun bandara baru yang lebih representatif. Dan pilihan tersebut sudah diputuskan dibangun di Temon Kulonprogo. Sayangnya, pilihan itu harus berhadapan dengan kenyataan adanya sejumlah warga yang juga kekeuh dengan keyakinannya. Kita yakin, nyaris tak mungkin pemerintah mengambil keputusan yang memuaskan semua pihak dalam perkara ini. Apapun keputusannya, pasti menyakitkan. Namun tidak membuat keputusan juga bisa jadi lebih menyakitkan. (***)
PEMIMPIN UMUM: Herman Darmo PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: Ribut Raharjo MANAJER PRODUKSI REDAKSI: Ibnu Taufik Juwariyanto MANAJER LIPUTAN: Sulistiono EDITOR SENIOR: Setya Krisna Sumargo STAF REDAKSI: Herman Darmo, Setya Krisna Sumargo, Ibnu Taufik Juwariyanto, Baskoro Muncar, Sulistiono, Agus Wahyu Triwibowo, Iwan Al Khasni, Joko Widiyarso, Iwan Apriansyah Hendy Kurniawan,Ikrob Didik Irawan, Rina Eviana Dewi, Mona Kriesdinar, Obed Doni Ardianto, Muchamad Fatoni, Yoseph Hary Wibowo REPORTER: Siti Ariyanti, Rento Ari Nugroho, Gaya Lutfiyanti, Agung Ismiyanto, Yudha Kristiawan, Pradito Rida Pertana, Amalia Nurul Fathonaty, Hening Wasisto, Riezky Andhika Pradana, Victor Mahrizal, Hari Susmayanti, Hamim Thohari, Kurniatul Hidayah, Septiandri Mandariana, Ikrar Gilang Rabbani PEWARTA FOTO: Bramastyo Adhy, Hasan Sakri Ghozali, Hendra Krisdianto SLEMAN: Panji Purnandaru, Santo Ari Handoko GUNUNGKIDUL: Rendika Feri Kurniawan KULONPROGO: Singgih Wahyu Nugraha BANTUL: Susilo Wahid Nugroho MAGELANG: Azka Ramadhan KLATEN: Angga Purnama TATA WAJAH & GRAFIS: Suluh Prasetyo Aji Pamungkas, Nugroho Saputro, Afifudin, Bayu Rusbianto, Muhammad Fauziarakhman, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama IT: Benny Ma’il bin Izmail, Arif Purnomo SEKRETARIAT REDAKSI: Fembri Nugroho BIRO JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360:GENERAL MANAGER: Febby Mahendra Putra NEWS PRODUCTION MANAGER: Ade Mayasanto NEWS MANAGER: Yuli Sulistiawan EXECUTIVE EDITOR: Ignatius Prayoga PENERBIT: PT Media Tribun Yogya KOMISARIS UTAMA: Herman Darmo DIREKTUR: Agus Nugroho PEMIMPIN PERUSAHAAN: Agus Nugroho WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN: Rosa Dharmasari MANAJER IKLAN: Rosa Dharmasari MANAJER KEUANGAN: Ridwan Mulyatno MANAJER PSDM/UMUM: Edy Utama MANAJER SIRKULASI: Edy Utama MANAJER PROMOSI: Sunu Mahata MANAJER PERCETAKAN: Supriyono ALAMAT REDAKSI/BISNIS: Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, TELEPON dan FAKS: (0274) 564061, EMAIL: tribunjogja@gmail.com WEBSITE: www.tribunjogja.com, ALAMAT PERCETAKAN: Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman. REKENING: BRI, A/N. PT Media Tribun Yogya : 002901001264304, Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: Rp. 100.000/mmk, DISPLAY BW: Rp. 22.500/mmk, DISPLAY FC: Rp.45.000/mmk, IKLAN KOLOM: Rp. 10.000/mmk, IKLAN KELUARGA: Rp. 10.000/mmk, IKLAN BARIS: Rp. 25.000/mmk. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN
Kami akan mencarikan jawaban dan tanggapan dari pihak yang berkompeten di bidangnya. Misalnya tentang jalan rusak, pasar kumuh, layanan air, listrik, infrastruktur, administrasi kependudukan, tata kota, fasilitas publik dan lainnya. Mari jadikan daerah kita selangkah lebih baik.
Bisa juga melalui surat ke alamat,Redaksi HPS Tribun Jogja,
Atau bisa juga kirim email ke
Iya Den, banyak modus penipuan soalnya Den.
Penerima Santunan Jasa Raharja
ILUSTRASI/SULUH PRASETYA
TRIBUN, saya mau tanya, siapa saja sih yang berhak mendapatkan santunan dari Jasa Raharja? +6282168353xxx SEBELUMNYA, perlu diketahui untuk diketahui, per 1 juni 2017 santunan Jasa Raharja untuk kecelakaan di darat dan di laut naik 100 persen tanpa diikuti dengan premi asuransi Jasa Raharja dan iuran wajib Jasa Raharja. Kenaikan santunan ini adalah bukti kehadiran
Lokasi Layanan SIM Keliling
negara untuk masyarakat. Mereka yang mendapat santunan Jasa Raharja adalah : 1. Korban meninggal, ketentuan lama mendapat Rp25 juta, maka di ketentuan baru Rp50 juta. 2. Cacat tetap (maksimal), ketentuan lama mendapat Rp25 juta, maka di ketentuan baru Rp50 juta. 3. Biaya perawatan (maksimal), ketentuan lama mendapat Rp10 juta, maka di
sudah ada 44 rumah sakit yang bekejasama dengan kami. Selain itu juga membentuk pos pelayanan terpadu di RSUP dr Sardjito Yogyakarta. Kini data Jasa Raharja sudah terintegrasi online dengan kepolisian, rumah sakit, dinas kependudukan dan catatan sipil, jadi persyaratan lebih mudah untuk mendapatkan santunan jasa raharja. Kalau dulu, orang membayar terlebih dahulu untuk
ketentuan baru Rp20 juta 4. Biaya penguburan ketentuan lama mendapat Rp2 juta, maka di ketentuan baru Rp4 juta. Manfaat tambahan baru yang kami layani adalah 1. Penggantian biaya P3K sebesar Rp1 juta 2. Penggantian biaya ambulans Rp500 ribu Adapun Jasa Raharja sudah kerja sama dengan rumah sakit swasta maupun pemerintah dimana total
MASYARAKAT yang ingin memperpanjang SIM pada Selasa (20/3) dapat dilayani di Bus SIM Keliling yang dipusatkan di beberapa titik. Untuk di wilayah Kota Yogyakarta, Bus Sim Keliling ditempatkan di LPP Yogyakarta, dan Puro Pakualaman. Sementara di wilayah Bantul terdapat di Kantor Kelurahan Sendangsari dan untuk wilayah Sleman, Bus SIM Keliling ditempatkan di
Kantor Sat PJR Prambanan. Adapun pelayanan perpanjangan SIM dibuka mulai pukul 09.00 hingga pukul 12.00. Selain Bus SIM keliling, perpanjangan juga dapat dilakukan di SIM Corner Ramai Mal, SIM Corner Jogja City Mal di mana kedua tempat ini membuka pelayanan dari pukul 10.00 - 15.00 Adapun persyaratan yang harus disiapkan antara lain :
dapat kuitansi kemudian ditukar ke Jasa Raharja, maka saat ini hal tersebut tidak lagi diperlukan. Karena pihak Jasa Raharja akan mendatangi pasien kecelakaan dengan melakukan jemput bola. Kami memiliki petugas keliling atau petugas mobile service yang setiap harinya mendata korban di rumah sakit dan kepolisian. Terima kasih. (nto) Humas Jasa Raharja Yogyakarta
1. Kartu identitas (KTP/paspor) dan fotokopiannya 2. Membawa SIM asli yang lama 3. Surat keterangan sehat jasmani 4. Biaya perpanjangan SIM C senilai Rp75 ribu dan SIM A senilai Rp100 ribu, sesuai PP PR Nomor 50 tahun 2010. Kompol Tupar Kasi SIM Ditlantas Polda DIY
Izin Kafe Menjual Alkohol MOHON informasinya tentang syarat untuk membangun kafe yang menyediakan minuman beralkohol yang sesuai aturan. Terima kasih. +6282386595xxx UNTUK melaksanakan kegiatan usaha perdagangan minuman beralkohol maka diperlukan Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) Minuman Beralkohol. Dasar Hukumnya adalah : 1. Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia Nomor 20/M. DAG/PER/4/2014 tentang Pengendalian dan Pengawasan terhadap Perdagangan, Peredaran dan Penjualan Minuman Beralkohol 2. Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 8 Tahun 2007 Tentang Pelarangan Pengedaran, Penjualan, dan Penggunaan Minuman Beralkohol 3. Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 6 Tahun 2010 tentang Surat Izin Usaha Perdagangan 4. Peraturan Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 12 Tahun 2015 Tentang Pengendalian dan Pengawasan Minuman Beralkohol serta Pelarangan Minuman Beralkohol Adapun persyaratan permohonan izin SIUP minuman beralkohol seba-
Gol A B O AB
WB PRC 52 95 125 128 92 142 38 35
TC 22 29 35 11
Gol A B O AB
Wilayah Kota dan Wonosari Mati Listrik
gai berikut : 1. Fotokopi KTP Pemohon (Direktur) 2. Fotokopi KTP pemegang kuasa (jika dikuasakan) 3. Surat Kuasa bermeterai Rp6000 bila tidak bisa mengurus sendiri 4. Foto kopi NPWP 5. Foto kopi Akta Pendirian badan dan perubahannya yang telah disahkan oleh pejabat yang berwenang bagi yang berbentuk badan 6. Foto kopi Izin Gangguan Hotel/ Restoran 7. Foto kopi Izin Gangguan (HO) untuk jenis usaha penjualan minumam beralkohol 8. Foto kopi Izin Usaha dari instansi yang berwenang perusahaan induk 9. Foto kopi Tanda daftar Perusahaan (TDP) 10. Foto kopi Sertifikat sertifikasi Usaha (restoran bintang 3 dan hotel bintang 3,4 dan 5 11. Surat penunjukan untuk penjualan langsung minuman beralkohol dari distributor 12. Pas foto direktur/penanggungjawab 3×4 cm sebanyak 3 lembar
GUNA menjaga kelancaran pasokan ke tempat pelanggan serta mencegah gangguan padam, maka kami akan melaksanakan pemadaman aliran listrik sementara, Selasa (20 Maret 2018) pada waktu dan pekerjaan sebagai berikut : Waktu : 10.00 - 13.00 WIB Tujuan/Keperluan : Penyisipan tiang JTM dan perluasan JTR guna ayanan perubahan daya Unit/Wilayah Kerja : Kota Yogyakarta Lokasi padam : Jl. Kledokan, Kp Mundusaren dan sekitarnya Waktu : 09.00 - 12.00 WIB Tujuan/Keperluan : Pembongkaran tiang lama, pemindahan JTR dan perbaikan kontrusi DC Unit/Wilayah Kerja : Wonosari - Kab Gunungkidul Lokasi padam : Dn. Mijahan Semanu, Dn. Wukirsari Baleharjo & Dn. Gedangsari Baleharjo Untuk itu kami mohon maaf kepada para pelanggan atas ketidak nyamanan ini, dan apabila pekerjaan selesai lebih awal, aliran listrik akan dinormalkan kembali tanpa pemberitahuan. Terima kasih. (nto) Humas dan Jaringan PT PLN (persero) Area Yogyakarta Jl. Gedongkuning No. 03 Banguntapan Bantul D.I.Yogyakarta
Triana Wahyuningsih Sekretaris Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten Sleman
WB 34 45 61 16
Gol A B O AB
WB PRC 0 58 0 46 0 34 0 26
TC 7 4 9 0
Gol A B O AB
Telp : (0274) 452200 (Office only) Fax : (0274) 452452 (Office only) Facebook : PLN 123 Twitter : @pln_123
WB PRC 0 9 0 15 0 7 0 13
TC 0 0 0 0
Gol A B O AB
Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya’
WB PRC PLMA 25 19 37 10 49 15 14 1
04:27WIB 11:49WIB 15:00WIB 17:53WIB 19:02WIB
RSPAU dr. S. Hardjolukito, 444562,
, Denpom IV/2 Yogyakarta, 566103, 623733, puskodal_denpom42@yahoo.co.id, RSU Bethesda Lempuyangwangi, 512257, 588002 RS Condong Catur, (0274) 887494
STASIUN BERANGKAT
Bogowonto
22.00 20.35 20.57 08.57 20.00 08.00 07.00 18.35 17.45 09.08
STASIUN BERANGKAT 17.10 Lempuyangan 15.30 Lempuyangan 14.30 Lempuyangan 18.00 Tugu
Malabar
11.25 21.28 00.30 20.08 08.08 23.32
STASIUN BERANGKAT 14.00 Lempuyangan 18.58 Lempuyangan
Logawa
Lempuyangan
14.34
Lempuyangan
01.12 01.05 03.32 06.45 16.30 08.55
Argowilis Sri Tanjung
STASIUN BERANGKAT Eks Tugu 16.02 Eko Lempuyangan 07.15
Krakatau
Lempuyangan
22.06
Malabar
Tugu Tugu Tugu Lempuyangan
02.06 07.30 20.45 01.35
Lempuyangan
07.45
17.00 05.30 09.10 12.15 18.00 07.35 09.57 11.05 14.45 20.15
07.15 10.40 14.00 19.40 05.15 09.25 12.10 13.00 16.10
05.15 16.10 05.50
JOGJA REGION SLEMAN-BANTUL
5
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Kadiso Datangkan Penggarap dari Luar Kabupaten Bantul Dihadapkan Persoalan Regenerasi Petani BANTUL, TRIBUN - Pertanian menjadi sektor unggulan Kabupaten Bantul selama beberapa tahun terakhir. Hasil produksi pertanian Bantul bersaing dengan Sleman di wilayah DIY. Namun dewasa ini, Bantul dihadapkan pada regenerasi petani yang semakin tersendat. Tersendatnya regenerasi ini menimpa di semua cabang. Pertanian bawang merah diantaranya. Sektor ini makin kesulitan menemukan penggarap lahan asli daerah. Konsekuensinya, para pemilik lahan harus mendatangkan penggarap dari luar daerah, namun masih satu lingkup DIY. Kadiso, petani bawang merah di Desa Parangtritis, Kretek, Bantul, misalnya, harus mendatangkan tenaga dari luar desa untuk menggarap lahan seluas sekitar 4 ribu meter persegi miliknya. Biasanya, penggarap berasal dari Gunungkidul, Pandak, Sanden,
Pundong atau Bambanglipuro. “Karena sudah sulit menemukan tenaga penggarap dari desa sini. Kalaupun ada sudah tua. Sebagian warga sekarang lebih memilih kerja di sektor pariwisata (pantai), ada juga sebagai karyawan pabrik, satpam atau pekerjaan lain diluar bidang pertanian,” kata Kadiso, Senin (19/3). Padahal secara materi, Kadiso melihat potensi keuntungan menggarap lahan pertanian sebenarnya menjanjikan, terutama bawang merah. Lahan ukuran satu hektar bermodal Rp90 juta, misalnya, provit yang didapat bisa lebih dari 100 persen saat panen tiba. Bahkan, di level penggarap nonpemilik lahan pun, upah yang didapat berada pada rentang Rp70 - Rp125 ribu satu hari, tergantung pola dan durasi jam kerja. Itupun, penggarap masih mendapat jatah dua kali makan.
STORY HIGHLIGHT Bantul dihadapkan pada
regenerasi petani yang semakin tersendat. Tersendatnya regenerasi ini menimpa di semua cabang. Sektor Pertanian bawang merah makin kesulitan menemukan penggarap lahan asli daerah. Kadiso, petani bawang merah di Desa Parangtritis harus mendatangkan tenaga dari luar desa untuk menggarap lahan seluas 4 ribu meter persegi miliknya. “Jadi sebenarnya hasil dari pertanian ini bisa diandalkan,” katanya. Kadiso yang juga Ketua Kelompok Tani Ngudi Makmur sempat menyampaikan perihal regenerasi penggarap lahan ini melalui Rencana Kerja Penyu-
Pemprov DIY Cari Formula Tepat
TRIBUN JOGJA/SUSILO WAHID NUGROHO
LANGKA - Penggarap sedang menggarap lahan pertanian untuk tanaman bawang merah di Desa Parangtritis, Kretek, Bantul, Senin (19/3).
PERMASALAHAN tersendatnya regenerasi petani di wilayah Bantul ternyata sudah sampai ke pembahasan tingkat provinsi. DPRD bersama Dinas Pertanian DIY sempat mendengar aspirasi beberapa kelompok petani Bantul, yang rata-rata telah berusia lanjut. “Masalah regenerasi ini memang jadi pekerjaan besar kita. Target utama kita tentu generasi muda yang makin hari semakin meninggalkan dunia pertanian. Mereka memilih sektor lain yang mereka anggap lebih menjanjikan,” kata anggota Komisi B DPRD DIY, Joko Purnomo. Joko bersama pihak terkait, termasuk Dinas Pertanian Provinsi pun kini sedang mencari formula jitu guna mengembalikan proses regenarsi petani ini kembali berjalan semes-
Angka Pernikahan Dini Masih Tinggi SLEMAN, TRIBUN - Pengajuan dispensasi pernikahan di Kabupaten Sleman masih tinggi. Menurut data Pengadilan Agama Kelas 1A Sleman, pada 2016 ada 109 pengajuan dispensasi pernikahan dan 103 diantaranya telah dikabulkan. Sementara pada 2017 dari 97 pengajuan dispensasi pernikahan, 89 diantaranya dikabulkan. Ketua Panitera PA Sleman, Suhartadi menjelaskan, dari seluruh pengajuan dispensasi pernikahan tersebut 95 persen diantaranya disebabkan kehamilan di luar nikah. Padahal sesuai UU Nomor 1/1974 tentang Perkawinan, usia laki-laki 19 tahun dan perempuan 16 tahun. “Kami terpaksa mengabulkan permohonan dengan syarat, orangtua anak-anak itu masih peduli kepada anaknya,” ungkap Suhartadi. Lanjutnya, anak-anak kurang diperha-
tikan orangtua menjadi satu faktor tingginya permohonan dispensasi nikah, semisal orangtua sibuk bekerja dan lain sebagainya. Selain itu, moral agama juga turut berpengaruh. Kasus dispensasi pernikahan ini pun, diakui Suhartadi, menyebar rata di seluruh kecamatan di Sleman. Sementara Sekretaris Komisi D DPRD Sleman, Arif Kurniawan menjelaskan, harus ada kebijakan khusus agar kasus tersebut dapat ditekan. Terlebih kebijakan yang menyangkut etika dan norma yang disinyalir menjadi penyebab utama. “Dengan melihat kondisi ini, berarti untuk pembangunan bidang mental dan rohani di masyarakat belum menyentuh atau belum mengena,” tuturnya. Rentan Masalah Sebelumnya, Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengedalaian
Penduduk dan Keluarga berencana (DP3AP2KB) Sleman, Mafilindati Nuraini mengatakan, berbagai masalah bisa saja menerpa pada kasus pernikahan dini. Masalah tersebut bisa saja dari sisi kesehatan hingga kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Untuk itu, perlu adanya pendampingan dan pembinaan termasuk bagi orangtua. “Upaya preventif yakni penguatan pengarusutamaan gender dan penguatan agama,” tegasnya. Pihaknya pun melibatkan pusat Informasi Konseling Remaja (PIKR) dan Forum Anak Sleman (Forans) dan memberikan konseling bagi keluarga muda di pusat pembelajaran keluarga-keluarga sejahtera yang sembada (Puspaga Kesengsem) dan juga membentuk satgas Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) di seluruh desa. (app)
Panwaslu Sleman Jaring Anggota Tingkat Desa SLEMAN - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Sleman membuka pendaftaran Panwaslu Desa se-Kabupaten Sleman mulai tanggal 19 hingga 24 Maret mendatang. Hal tersebut dijelaskan anggota Panwaslu Kabupaten Sleman Koordinator Divisi SDM dan Organisasi, Vici Herawati, Selasa (19/3). “Panwascam se-Kabupaten Sleman membutuhkan keberadaan pengawas di tingkat desa atau Panwaslu desa. Kebutuhan Panwaslu desa ini untuk mengawal pemilu anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten dan Presiden-
Wakil Presiden yang akan diselenggarakan secara serentak di Indonesia pada 17 April 2019,” jelas Vici. Ia mengaku, pengumuman sudah tersebar di papan pengumuman strategis di kantor desa/kelurahan, bahkan sudah memviral di media sosial. Vici menjelaskan, peran Panwaslu Desa sangat vital, karena menjadi ujung tombak pengawasan sekaligus penentu kualitas pemilu di tingkat desa. “Semakin banyak pendaftar tentunya semakin banyak pilihan dan mereka yang berintegritas yang akan dipilih,” tandasnya. (app)
Ibu-ibu Ini Kreasikan Daun Kelor yang Kaya Akan Manfaat
Maryati Ingin Kripik Kelor Dikenal Publik Belum banyak orang tahu, daun kelor merupakan tumbuhan kaya akan nutrisi. Namun, keistimewaan daun kelor tersebut masih jarang dinikmati masyarakat, lantaran susahnya daun kelor untuk diolah.
M
ELIHAT potensi itu, seorang anggota Kelompok Wanita Tani (KWT) Keladi, Dusun Manggong, Desa Kepuharjo, Kecamatan Cangkringan, Sleman menemukan terobosan baru. Adalah Maryati (47), ketua KWT tersebut sejak enam bulan lalu, merintis keripik dengan bahan utama daun kelor. Alasannya tak lain, karena melimpahnya bahan baku daun kelor di sekitar tempat tinggalnya. Selain itu, daun kelor pun diyakini memiliki banyak manfaat mulai mencegah kolesterol hingga diabetes. “Kami mulai membuat Keripik daun kelor enam bulan lalu. Terdiri daun kelor bumbu bawang putih kencur, daun jeruk, garam, dan
telur. Manfaat juga banyak, misalnya buat (mencegah) kolesterol dan gula darah,” jelas Maryati. Maryati menjelaskan, pembuatan keripik daun kelor tersebut hampir sama pembuatan keripik pada umumnya. Namun, yang perlu dicermati adalah minyak harus banyak agar daun kelor dapat terendam di penggorengan “Setelah digoreng satu kali, lalu didiamkan semalam agar meresap dan kemudian digoreng lagi pagi atau siang hari. Tiriskan dan bisa dipacking,” ujarnya. Keripik kelor hasil kreasinya itu kemudian dikemas berbagai ukuran mulai 60 gram hingga 1 kg. Untuk pemasaran, ia memanfaatkan
KREATIF
TRIBUN JOGJA/AFRIANSYAH PANJI PURNANDARU
- Maryati menunjukkan sejumlah keripuk buatannya, Senin (19/3).
banyaknya objek wisata di lereng Gunung Merapi. Selain itu, ia pun rajin mengikuti pameran yang diselenggarakan dinas terkait. Maryati menjelaskan, dalam seminggu 50 bungkus keripik kelor 60 gram seharga Rp2 ribu selalu ludes. Sementara kemasan 1 kg ia jual seharga Rp50 ribu. Selain itu, ia juga membuat keripik pisang, talas, dan lain sebagainya. “Satu minggu dua kali saya membu-
atnya. Sekali buat 3 kg jadi mateng. Kira-kira itu 10an kg daun kelor,” ujarnya. Maryati pun berharap, keripik kreasinya dapat semkin dikenal masyarakat. Sehingga manfaat daun kelor bisa dirasakan secara luas. “Mudah-mudahan masyarakat makin mengenal kripik atau makanan berbahan baku kelor ini. Apalagi, kelor banyak kita temui di sekitar kita,” tambahnya. (afriansyah panji purnandaru)
tinya. Artinya, petani tak lagi hanya identik kelompok usia tua, tapi ada pula petani dari kelompok usia muda. Diantara program yang dibidik adalah melalui kampanye kesadaran bertani. Sasarannya tak tanggung-tanggung, karena mengarah ke level pelajar mulai tingkat dasar, yaitu SD, SMP sampai SMA. Metode kampanye inilah yang sedang dikaji agar pesan tersampaikan secara baik. “Garis besarnya kita ingin generasi muda ini mengerti, bahwa sektor pertanian juga bisa diandalkan dalam pemenuhan sehari-hari. Tapi memang perlu formula jitu, karena pemerintah perlu melakukan berbagai terobosan dan strategi agar petani bisa hidup sejahtera,” kata Joko. (sus)
luhan Kecamatan (RKPC) Balai Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (BP3K) setempat. Namun sampai kini, belum membuahkan hasil memuaskan. Dispertautkan Carikan Solusi Kepala Dinas Pertanian, Pangan, Kelautan dan Perikanan (Disperpautkan) Bantul, Pulung Hariyadi, mengamini regenerasi petani menjadi pekerjaan yang sedang dicarikan solusi. Diperpautkan pun menyadari, regenerasi petani ini menjadi sesuatu yang sangat penting. Sektor pariwisata yang disinyalir menyedot penggarap lahan pertanian tak ingin begitu saja dijadikan sumber penyebab. “Kita tak bisa begitu saja menyalahkan pengembangan sektor pariwisata. Justru seharusnya pertanian ini bersinergi dengan dunia pariwisata,” kata Pulung. Pulung mencontohkan, petani bawang merah di daerah Samas yang kini mulai getol menanam bunga matahari sebagai penarik daya tarik wisata. Hal ini menjadi sebuah bentuk simbiosis mutualisme, karena bunga matahari bisa melindungi tanaman bawang merah, sekaligus daya tarik wisata. Rencana jangka panjang, Disperpautkan telah menyiapkan pertanian kakao sebagai pendukung sektor wisata kawasan Mangunan, yang dewasa ini makin berkembang di Dlingo. “Artinya pariwisata dan pertanian ini sebenarnya bisa saling bersinergi. Kita tinggal memikirkan caranya,” lanjut Pulung. (sus)
JOGJA REGION KULONPROGO-GUNUNGKIDUL
6
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Korban Bagas Mengapung di Pantai Mangrove
TRIBUN JOGJA/SINGGIH WAHYU NUGROHO
MENINGGAL DUNIA - Proses evakuasi jasad Bagas yang hilang terseret ombak saat bermain di pantai kawasan Hutan Mangrove Jangkaran
Temon, Kulonprogo, Senin (19/3).
KULONPROGO, TRIBUN - Satu diantara dua pelajar yang hilang terseret ombak di pantai kawasan Hutan Wisata Mangrove Jangkaran, Temon, berhasil ditemukan, Senin (19/3) pagi. Korban yang akhirnya dikenali bernama Bagas Irawan (14), warga Gedongan, Kotagede, Yogyakarta, ditemukan mengapung dalam keadaan sudah tak bernyawa. Jasad pelajar kelas IX SMP Muhammadiyah Piri 2 Yogyakarta itu ditemukan pertama kali di perairan barat Pantai Glagah nelayan yang sedang melaut. Posisi tubuh korban telungkup mengambang di tengah laut sekitar 500 meter dari bibir pantai atau sekitar 5 kilometer dari lokasi kejadian awal. Saat ditemukan, korban terlihat masih mengenakan pakaian berupa kaos warna coklat dan celana denim. Namun, kondisi jasad sudah membengkak dan bagian wajah tak bisa dikenali lagi. Selanjutnya, jenazah dievakuasi ke
Pantai Congot menggunakan perahu jukung oleh petugas Basarnas DIY dan SAR Linmas, serta nelayan setempat. Setelah itu, jasad langsung dibawa ke RSUD Wates untuk proses identifikasi dan penanganan lebih lanjut. Jenazah tersebut dipastikan sebagai Bagas berdasarkan identifikasi dari pihak keluarga. “Identifikasi dilakukan manual, karena belum teridentifikasi oleh alat Mambis, lantaran usianya masih dibawah umur dan kondisinya sulit dikenali. Namun, pihak keluarga mengenali pakaian korban dan memastikan identitasnya,” jelas Kapolsek Temon, Kompol Setyo Hery Purnomo. Jenazah korban pun langsung dibawa keluarga ke rumah duka di kampung Gedongan Kotagede untuk dimakamkan pada sore hari kemarin. Sementara pencarian seorang korban lain, yakni Muhammad Amar Alfaribi (15), warga Darakan Barat, Kotagede, hingga kini masih dilakukan. (ing)
Nomo Menyerah Cari ‘Harta Karun’ Sekelumit Kisah Para Pencari Emas di Kokap Kulonprogo Desa Selang Perlu Akses Jalan
GUNUNGKIDUL - Ketua DPRD Kabupaten Gunungkidul, Suharno, melakukan inspeksi mendadak untuk mengetahui jalan rusak di desa Selang, Kecamatan Semanu, Gunungkidul, Senin (19/3). Suharno menuturkan, desa Selang merupakan daerah kerajinan sangkar burung. Ia menyebut, desa ini perlu akses untuk menuju dusun tersebut agar pembeli tak kesulitan berkunjung ke desa kerajinan tersebut. “Industri sangkar burung di daerah Semanu sudah terkenal sejak dahulu. Pembeli akan malas, jika ingin membeli di sana, karena jalan rusak parah,” terangnya. Suharno menjelaskan, warga desa tersebut tak mampu membangun kawasan pertokoan di pinggir jalan untuk memasarkan produk mereka. “Dengan adanya akses jalan yang mudah diharapkan, kedepannya ekonomi kerakyatan di dusun tersebut dapat berkembang. Pembeli maupun tengkulak dapat secara mudah menuju ke rumahrumah pengrajin tersebut,” jelasnya. Ia menambahkan, bahwa jalan rusak di daerah Semanu, serta Selang terakhir diperbaiki 15 tahun lalu. Perbaikan jalan pertama dilakukan dengan swadaya masyarakat, lalu yang kedua oleh pemerintah daerah. (cr1)
Dishub Perbanyak Rambu Wisata
KULONPROGO - Dinas Perhubungan (Dishub) Kulonprogo mulai memasang fasilitas pendukung rambu jalan menuju lokasi objek wisata. Hal ini diharapkan bisa menunjang keselamatan bagi wisatawan. Kepala Seksi Perlengkapan Jalan Dishub kulonprogo, Agus Wajatmo mengatakan, dana Rp600 juta dari APBD 2018 digelontorkan untuk pengadaan sarana dan prasarana pendukung rambu jalan tersebut. Bentuknya bukan hanya marka dan rambu, melainkan juga banner penunjuk jalan, guiding rail, dan cermin tikung. “Kami ingin mengurangi angka kecelakan dan membantu wisatawan lebih berhati-hati dalam perjalanan. Beberapa pendukung rambu juga dipasang atas usulan warga, semisal cermin tikung,” kata Agus, Senin (19/3/2018). Titik pemasangan rambu dan marka itu terdapat di sejumlah lokasi. Guiding rail dipasang di tiga titik, yakni wilayah Pripih (kokap) ke utara dan tanjakan Karanganyar (Girimulyo) sebagai akses menuju Tompak View, serta pada akses jalan menuju Kedung Pedut. Adapun cermin tikung dipasang di wilayah tikungan Desa Banyuroto, Nanggulan, SMA N 1, Terbah, Pengasih, simpang tiga SD N 2 Wates, depan kantor Pegadaian Wates, hingga di tikungan makam Giripeni. (ing)
KULONPROGO, TRIBUN - Meski banyak penambang emas yang sudah merasakan manisnya hasil mengeksploitasi sumber daya berupa logam di perbukitan Menoreh, bukan berarti semua penambang mampu bertahan menggeluti pekerjaan penuh risiko tersebut. Satu diantaranya Nomo Prayitno, pemilik lahan tambang emas di Plampang Desa Kalirejo Kokap. Ia bahkan mengaku, telah puluhan tahun meninggalkan mata pencahariannya sebagai pe-
STORY HIGHLIGHT zz Meski banyak penambang emas sudah merasakan manisnya hasil mengeksploitasi logam di perbukitan Menoreh, tak berarti semua penambang mampu bertahan. zz Nomo Prayitno, pemilik lahan tambang emas di Plampang Kokap mengaku, telah puluhan tahun meninggalkan mata pencahariannya sebagai penambang emas. zz Lahan berupa bukit dan bertebing milik Nomo seluas 2.000 meter persegi yang diperkirakan mengandung hampir satu kuintal emas didalamnya pun beberapa tahun belakangan, ia sewakan.
nambang emas di Dusun Plampang, Desa Kalirejo, Kecamatan Kokap, Kulonprogo tersebut. Keterbatasan modal dan ketidakpastian hasil membuatnya menyerah untuk terus bertahan mencari harta karun di bawah bukit Menoreh ini. Nomo mengaku, sudah berhenti sebagai penambang emas sejak tahun 1990-an. Lahan berupa bukit dan bertebing miliknya seluas 2.000 meter persegi yang diperkirakan mengandung hampir satu kuintal emas didalamnya pun beberapa tahun belakangan, ia sewakan. Kelak, ia mengaku berencana menjual lahannya itu. “Sekarang saya menyewakan lahan saja untuk ditambang. Hasilnya lebih pasti daripada menambang, “ ujar Nomo kepada Tribun Jogja, Rabu (14/3) lalu. Nomo mengaku, menyewakan lahan miliknya kepada penambang lokal hingga penambang luar dari Tasikmalaya, Jawa Barat. Ada yang menggunakan sistem bagi hasil, ada pula yang membayar Rp30 juta hingga Rp40 juta per tahunnya. “Untuk penambang lokal yang saudara, saya pernah diberi sepeda motor keluaran terbaru, “ urainya. Upah Rp100 ribu Hasil tersebut, kata dia, lebih pasti dibandingkan menambang bersama sepuluh tenaga kerja. Satu tenaga kerja, kata dia, dalam seharinya harus diberi upah Rp100 ribu. Sehingga biaya selama
eksplorasi terkadang tak menutup hasil yang didapat. Belum lagi, lanjut dia, risiko penambangan yang mempertaruhkan nyawa. Sehingga pada akhirnya, dia lebih memilih menyewakan lahan daripada terjun langsung ke dalam lubang-lubang di bawah bukit tersebut. Hasil menyewakan lahan yang berada persis di depan rumahnya ini membuatnya bisa bertahan hidup. Untuk menutup biaya hidup sehari-harinya, dia juga membuka warung kelontong dan warung makan yang kerap disinggahi penambang pada saat belum mengalami vakum. Seiring berjalannya waktu dan lantaran vakumnya kegiatan penambangan, Nomo pun berniat menjual tanah yang saat ini ditambang emasnya. Dia mengaku, akan melepas tanah yang dipercaya memiliki potensi emas itu dengan harga Rp2 miliar. “Tanah tersebut, dari penelitian yang dilakukan UGM maupun UPN mengandung banyak emas,” ulasnya. Diakui penambang lokal, Suseno, tanah milik Nomo memang disewanya untuk kegiatan menambang. Bahkan, Seno telah membuat terowongan horisontal sepanjang 140 meter untuk menambang emas. “Tanah itu saya perkirakan masih mengandung emas lebih dari 1 kuintal,” kata Seno yang tak lain adik kandung Nomo. (ais/sis)
IST/THINKSTOCK
TAMBANG - Ilustrasi penambangan emas yang dilakukan secara tradisio-
nal. Pola ini satu diantaranya dapat ditemui di Kokap, Kulonprogo.
Simpan Potensi Hingga 5 Ribu Ton Biji Emas INSPEKTUR Tambang DPUPESDM DIY, Widodo menambahkan, potensi emas di kawasan Kokap memang besar. Meskipun, perusahaan Aneka Tambang yang telah melakukan eksplorasi menarik diri dengan alasan produksinya tak mencukupi untuk perusahaan. Berdasarkan pemetaan perusahaan tersebut, di perbukitan tersebut terkandung 5.000 ton biji emas. Sementara sejauh ini, ada empat wilayah yang ditetapkan sebagai wilayah usaha penambangan, diantaranya Dusun Plampang 2 dan 3, Sangon 1 dan 2. Masingmasing wilayah ini memiliki luasan 25 hektar yang bisa ditambang. Sebelumnya, katanya, ada satu wilayah yang diusulkan ke peme-
rintah pusat sebagai WUP, namun tak masuk lantaran wilayah rawan longsor. Wilayah tersebut berada di kawasan Desa Hargorejo yang berbatasan Desa Kalirejo, Kecamatan Kokap. “Untuk penambangan di Desa Kalirejo masih masuk WPR, karena kondisi batuannya kuat. Luasan lahan totalnya yang masuk peta penambangan seluas 100 hektar, “ ungkapnya. Jika nantinya sudah terbit IPR, maka penambang pun harus merupakan warga setempat. Selain itu, penambang bisa mengajukan izin perorangan, kelompok, maupun koperasi. BUMdes pun bisa terlibat sebagai salah satu penyalur produksi tambang di wilayah ini. (ais/sis)
Penambangan Sudah Dilakukan Warga Sejak 1993 KEPALA Desa Kalirejo, Lana menjelaskan, kegiatan penambangan emas di wilayahnya sudah terjadi sejak 1993. Pada saat itu, masih segelintir orang yang mengetahui adanya potensi kandungan emas di perbukitan Menoreh ini. Lambat laun, pada saat sebuah perusahaan skala nasional memetakan potensi emas dan tak jadi menancapkan produksinya, banyak penambang luar daerah semisal Tasikmalaya, Jawa Barat akhirnya melakukan eksplorasi. Awalnya penduduk yang hanya jadi penonton, lalu ikut terjun langsung menjadi penambang. Kejayaan penambangan emas ini, kata Lana, terjadi pada ku-
run waktu 1998 hingga 2000-an. Ratusan warga akhirnya mampu mendulang emas dan mengeksplorasi emas secara manual dan menggunakan zat kimia berbahaya, semacam merkuri. Puncaknya pada 2012, penegak hukum bergerak untuk menertibkan tambang rakyat ilegal tersebut. Hingga pada 2017, pemerintah akhirnya mengeluarkan peta WIUP dan WPR untuk kawasan tersebut. Dokumen lingkungan Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Energi Sumber Daya Mineral (DPUPESDM) DIY menyatakan, penerbitan Izin Penambangan Rakyat (IPR) di kawasan Kokap, Kabupaten Kulonprogo,
masih menunggu proses dokumen lingkungan. Jika dokumen tersebut lengkap, dimungkinkan penambangan rakyat tersebut akan segera berjalan. “Kami masih menunggu kelengkapan UKL-UPLnya. Sejauh ini, belum ada. Kemungkinan tahun ini bisa dilengkapi,” kata Inspektur Tambang DPUPESDM DIY, Widodo kepada Tribun Jogja, Kamis (15/3). Widodo menjelaskan, dokumen tersebut penting untuk terbitnya IPR. Pasalnya, akan ada banyak kajian lingkungan yang ditilik dari dokumen ini, Diantaranya larangan penggunaan merkuri dalam proses pemisahan emas. Selain itu, juga Standar Operasional
Prosedur (SOP) untuk kegiatan penambangan. Sejauh ini, kata dia, kegiatan penambangan masih belum menyentuh secara detail terkait lingkungan. Untuk penggalian lubang pun juga masih belum standar, lantaran banyak yang menggunakan lubang terlalu kecil, sehingga berbahaya untuk keselamatan penambang. Adapun untuk kedalaman vertikal lubang pun hanya terbatas pada 25 meter, sementara, untuk horisontal bisa mencapai 100 meter. Namun, di lapangan masih banyak penambang yang belum mengetahui aturan tersebut. “Selain itu, kegiatan penambangan selama ini secara formal pun ilegal, “ ujarnya. (sis/ais)
Pasutri Sumaryono dan Fitriana Tak Menyerah Rawat dan Obati Ara Anisa
Kami Ingin Dia Sembuh Seperti Balita Lainnya TAK menyerah dan terus berusaha, pasangan suami istri Sumaryono dan Fitriana Kusuma, merawat buah hati mereka yang mengidap beberapa penyakit sejak lahir. Ara Anisa, nama putri kedua pasangan tersebut mengidap penyakit bawaan lahir.
B TRIBUN JOGJA/WISANG SETO PANGARIBOWO
TABAH - Ara Anisa ditemani sang ibunda saat tertidur lelap, Senin (19/3).
AYI Ara Anisa setiap harinya terbaring di tempat tidur dengan sprei yang hampir pudar warnanya, disamping rumah sederhananya di Dusun Belang, Desa Terbah, Kecamatan Patuk, Gunungkidul. Menurut keterangan sang ibunda, Ara Anisa menderita bibir sumbing, jantung bocor, masalah di syaraf kepala, paruparunya, dan juga kelainan pada
tulang lehernya. “Kebocoran jantung baru diketahui saat usianya 3 bulan. Ketika lahir dia sudah beberapa kali dirawat di rumah sakit, yakni RS Klaten selama 21 hari dan RSUP dr Sardjito Yogyakarta selama 11 hari,” tuturnya saat ditemui Tribun Jogja di rumahnya Senin (19/3). Fitriana mengatakan, wajah Ara Anisa terlihat kebiruan ketika menangis. Saat itulah, ia
bersama suami membawanya ke RS Bhayangkara Yogyakarta. Dari pemeriksaan di RS itu, diketahui ada kelainan di jantung Ara. Lalu, putri mereka dirujuk ke RS Klaten dan akhirnya ke RS Sardjito. Ia mengatakan, pada usia 6 bulan mendatang, harus dilakukan operasi pada jantung yang mengalami kebocoran. Saat ini, bayi yang lahir pada 5 Oktober 2017 harus rutin kontrol ke rumah sakit dan mendapatkan obat jalan agar bayinya tetap bertahan hidup. Meskipun biaya pengobatan
gratis, biaya transportasi membebani keluarganya. Sumaryono yang bekerja buruh harian dan petani harus menanggung biaya perjalanan saat kontrol. “Anak saya belum masuk BPJS, saat di RS Bhayangkara karyawan rumah sakit yang membuatkan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Ada bantuan warga untuk transportasi saat kontrol, sehingga meringankan beban kami,” kata Fitriana. Sang ayah, Sumaryono, berharap anaknya bisa sembuh seperti balita lainnya. (wisang seto pangaribowo/cr1)
JATENG SQUARE 7
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Balita Tewas Tertimpa Tembok Tetangga PURBALINGGA, TRIBUN -Nasib nahas menimpa seorang anak bawah lima tahun, Mardika Setiawan Bin Win Setiawan (3,5 ) , warga Desa Babakan RT 02 Rw 01 Kecamatan Kalimanah Purbalingga. Ia harus meregang nyawa karena tertimpa puing tembok pagar rumah milik tetangganya, Sumardi, yang roboh Minggu (18/03) Rumah orang tua korban kebetulan bersebelahan dengan rumah pemilik tembok pagar yang roboh. Tembok pagar setinggi sekitar 120 centimeter dan lebar 20 centimeter yang roboh itu tersusun dari tumpukan bata merah berlapis pasir dan semen. Saat kejadian, korban tengah ditinggal ibunya, Feri Marheni yang belanja di rumah tetangganya. “Sehingga korban dimungkinkan keluar dari rumah dan main sendirian di dekat pagar depan rumah milik Sumardi,”kata Kapolsek Kalimanah AKP Sulas-
man, Senin (19/3) Saat kejadian, Kritin (29), mendengar suara yang dikira suara sepeda motor yang roboh. Ternyata, setelah ia menengok sumber suara, dilihatnya bangunan tembok sudah runtuh. Nahas, saat ia mendekati tempat kejadian itu, ia melihat ada tubuh mungil tertindih reruntuhan tembok. Ada tubuh korban yang tertindih tembok. Ia dibantu warga lain cepat menolong korban dengan membawanya ke Rumah Sakit Nirmala Purbalingga. Luka korban di bagian kepala cukup parah hingga mengeluarkan darah dari mulut, hidung serta telinga. Luka itu yang memyebabkan korban kemudian meninggal dunia. Polisi sampai saat ini masih menyelidiki musabab tembok runtuh hingga memakan korban jiwa. “Untuk penyebab runtuhnya tembok pagar tersebut masih dalam penyelidikan Polsek Kalimanah, “katanya. (Tribun Jateng/aqy)
ANTARA FOTO/MAULANA SURYA
SEPATU KAIN LURIK- Perajin membuat sepatu berbahan kain lurik di Mojosongo, Solo, Jawa Tengah, Senin (19/3). Produk sepatu kain lurik,
selain juga sandal kain lurik yang dijual seharga Rp25 ribu hingga Rp60 ribu tergantung desain tersebut dipasarkan secara daring dan pameran produk kreatif.
Mereka Ikut Kampanye Paslon Panwaskab Magelang Laporkan Lima ASN Tak Netral
TRIBUN JOGJA/RENDIKA FERRI K
PENCOPOTAN
- Petugas Panwaskab Magelang mencopot APK bergambar paslon yang tertempel secara ilegal di angkutan umum di Terminal Muntilan, Kecamatan Muntilan, Magelang, Senin (19/3).
Poster Paslon di Angkutan Dicopoti PANITIA Pengawas Kabupaten (Panwaskab) Magelang melakukan razia terhadap Alat Peraga Kampanye (APK) yang marak terpasang di Terminal Muntilan, Kecamatan Muntilan, Kabupaten Magelang, Senin (19/3). APK tersebut tertempel di baliho di pinggir jalan. Ada juga yang ditempel di angkutan umum yang beroperasi di wilayah tersebut. Petugas dibantu Polres Magelang dan Satpol PP Kabupaten Magelang pun langsung melakukan pencopotan terhadap APK tersebut. “Kami mendapatkan laporan bahwa ada APK yang ditempel di angkutan-angkutan umum di wilayah Terminal Muntilan dan sekitarnya.
Keberadaan APK tersebut adalah ilegal dan tak sesuai peraturan,” ujar Ketua Panwaskab Magelang, Habib Shaleh, Senin (19/3). Hasilnya, APK ditempel di 10 angkutan umum yang beroperasi di Terminal Muntilan dicopoti. Pengemudinya ditegur dan diberi peringatan untuk tidak lagi memasang APK serupa di kemudian hari. Habib mengatakan, keberadaan APK tersebut dinilainya melanggar aturan. Pasalnya, pemasangan APK tersebut tidak sesuai pada tempatnya dan melanggar ketentuan dengan pemasangan stiker ukuran besar hingga menutupi kaca kendaraan. (rfk)
MAGELANG, TRIBUN Lima Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Magelang dilaporkan ke Panitia Pengawas Kabupaten (Panwaskab) Magelang. Mereka dianggap bertindak tidak netral dengan terlibat aktivitas politik. Mereka dilaporkan tidak netral dengan menghadiri kegiatan salah satu partai politik dan ikut acara kampanye salah satu pasangan calon yang maju dalam Pilkada 2018. “Ada lima laporan atas ASN dan perangkat desa yang berlaku tidak netral. Mereka terlibat kegiatan politik salah satu tim sukses dari pasangan calon,” ujar Ketua Panitia Pengawas Kabupaten (Panwaskab) Magelang, M Habib Shaleh, Senin (19/3). Habib mengatakan, keempat perangkat desa tersebut di antaranya dua perangkat desa di Kecamatan Kajoran, satu Dukuh atau Kepala Dusun di Kecamatan Dukun, dan satu oknum kepala desa. Ada satu orang ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Magelang. “Mereka hadir dan turut memberikan sambutan dalam acara tim
PELANGGARAN PILKADA zz Lima ASN di Kabupaten Magelang dilaporkan ke Panitia
Pengawas Kabupaten Magelang zz Mereka dilaporkan tidak netral dengan menghadiri kegiatan salah satu partai politik zz Kelimanya juga ikut acara kampanye salah satu pasangan calon yang maju dalam Pilkada 2018 zz Panwaskab sudah melayangkan rekomendasi ke intansi yang membawahi ASN tak netral sukses salah satu paslon, ikut dalam konsolidasi internal partai, dan kedapatan sedang mengenakan seragam partai,” kata Habib. Lanjut Habib, pihaknya pun segera menindaklanjuti laporan ketidaknetralan ASN tersebut dengan langsung membuat surat rekomendasi kepada instansi yang membawahi keempat perangkat desa dan ASN tersebut. Ditegur Para ASN yang dilaporkan tidak netral langsung ditegur. Surat rekomendasi juga ditembuskan kepada Komite Aparatur Sipil Negara (KASN) terkait tindak lanjut dari ketidaknetralan ASN tersebut. “Kami langsung kaji, dan buat surat rekomendasi kepada instan-
Janet Aina
Anak Muda Jangan Lupa Pancasila
Pilah-pilih Gadget KEGUNAAN ponsel sehari-hari semakin memudahkan Janet Aina, saat bertukar kabar dan informasi dengan keluarga maupun kolega kerjanya. Tidak hanya terbatas pada pengiriman pesan via teks. Namun perempuan yang berprofesi sebagai frontliner itu, juga bisa mengirim pesan melalui audio atau video secara visual dengan mudah dan cepat. “Sekarang saat saya melakukan aktivitas bertukar kabar terasa lebih menyenangkan. Terutama perkembangan fitur-fitur canggih yang semakin memudahkan penggunaan gadget. Jadinya tidak monoton. Misal lagi malas ngetik tulisan saya bisa ngirim pesan menggunakan voice note atau tinggal video call,” ujar Janet kepada Tribun Jateng, tempo hari. Saat ini Janet memilih menggunakan dua ponsel sekaligus demi menunjang pekerjaannya
si terkait. Mereka langsung diberikan teguran dan pernyataan untuk tidak mengulangi perbuatannya lagi. Surat rekomendasi kepada KASN pun juga kami tembuskan, terkati masalah tersebut,” ujarnya. Pelarangan ASN untuk terlibat dalam kegiatan politik tersebut tertuang pada Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil. Pada regulasi tersebut, tepatnya pada pasal 255 ayat 1 tertulis bahwa ASN dilarang menjadi anggota dan atau pengurus partai politik. kemudian pada ayat kedua, ASN yang diketahui menjadi anggota Parpol wajib mengundurkan diri secara tertulis.
Habib mengatakan, jika perangkat desa yang terlibat kegiatan politik tersebut juga melanggar UndangUndang Desa Nomor 6 Tahun 2014 tentang desa. Di dalamnya disebutkan bahwa perangkat desa tidak boleh dilibatkan dalam pilkada. “Sanksi yang diberikan adalah sanksi moral berupa teguran,” ujarnya. Pihaknya pun meminta kepada ASN untuk dapat bersikap netral dan tidak berpihak kepada salah satu pasangan calon tertentu. Mereka dilarang menjadi pembicara pada kegiatan pertemuan partai politik, berfoto bersama paslon, bahkan untuk mengunggah atau memberikan like pada gambar pasangan calon tertentu di media sosial. Pemerintah Kabupaten Magelang pun juga telah memberikan surat berupa teguran kepada ASN yang terlibat kegiatan politik tersebut. “Untuk ASN yang diketahui Camat Candimulyo, surat teguran sudah diberikan oleh Pemkab Magelang berupa teguran moral, sesuai dengan rekomendasi Komisi Aparatur Sipil Negara (ASN),” ujarnya.(rfk)
sehari-hari, yakni Android Samsung Galaxy J7 Plus dan iPhone 5. Keunggulan yang dirasakan Janet dari kedua ponsel besutan vendor yang berbeda itu terletak pada performa kameranya. Selain itu, kinerja sistem operasi perangkat lunaknya juga terbilang yahut dan menunjang kebutuhan zaman saat ini. Menurut Janet, dari segi harga dan spesifikasi ponsel kerap kali menjadi pertimbangan utamanya ketika akan membeli. Setidaknya harga yang dipatok pasaran harus sesuai dengan spesifikasi gawai. Untuk kriteria spesifikasi ponsel, Janet memiliki beberapa hal yang kerap menjadi pertimbangannya. Spesifikasi tersebut meliputi kapasitas RAM, ketahanan baterai, sistem operasi yang bisa terus up to date, dan kinerja kamera yang mumpuni. (nrh) FOTO: DOK. JANET AINA
MAGELANG, TRIBUN - TNI Marsekal Hadi Tjahjanto meminta kepada seluruh generasi muda untuk tetap mempertahankan nilai ideologi Pancasila. Hal ini dilakukan di saat teknologi yang berkembang pesat, sehingga lama kelamaan ideologi negara tersebut mulai luntur di kalangan pemuda. “Nilai ideologi Pancasila di kalangan generasi muda mengalami penurunan. Sudah terkena ideologi global. Oleh karena itu, kami minta jangan sampai terpengaruh, generasi muda harus terus mempertahankan nilai ideologi Pancasila, jangan sampai nilai itu luntur,” ujar Marsekal Hadi Tjahjanto saat memberikan ceramah di depan 1.080 siswa dan siswi Sekolah Menengah Atas (SMA) Taruna Nusantara Magelang, Senin (19/3). Hadi mengatakan, semuanya itu tidak
terlepas dari perkembangan teknologi yang semakin pesat. Keberadaan internet menjadi salah satu faktor yang mempengaruhinya. Para pemuda malah lebih hapal budaya luar daripada nama pahlawannya sendiri. Perlahan nilai pancasila semakin terkikis. Lanjut Hadi, faktor lainnya yang juga berpengaruh adalah teknologi internet. Dia mengatakan, hampir 51 persen penduduk telah terhubung dengan internet. Waktu yang dihabiskan untuk mengakses internet setiap harinya hampir 3/4 hari. Adanya kemajuan ini tak hanya membawa dampak yang baik, tetapi juga membawa dampak yang buruk. Masyarakat khususnya generasi muda dapat mudah mengakses internet, mengetahui segala sesuatu dari dunia luar, termasuk paham-paham yang bertentangan dengan Pancasila.(rfk)
PT Pos Indonesia Meluncurkan Prangko Edisi Dilan 1990
Dua Hari Dijual Prangko Laris Manis FENOMENA Dilan kini sedang melanda masyarakat di Indonesia. Tak hanya di kalangan para milenial bahkan para dewasa mudapun ikut mewarnai kehebohan film Dilan 1990 yang merupakan film drama Indonesia tahun 2018. Diangkat dari novel dengan judul Dilanku 1990 karya Pidi Baiq, film ini dibintangi oleh Iqbaal Ramadhan dan Vanesha Prescilla.
G
empita Dilanpun ditangkap oleh PT Pos Indonesia (Persero). Kini prangko edisi Dilan 1990 diluncurkan PT Pos Indonesia dan sudah tersedia di PT Pos Besar
Gladak Solo, Surakarta, Jawa Tengah. Hal tersebut seperti dikatakan Manajer Keuangan Kantor Pos Besar Gladak Solo, Imron Rosadi. “Prangko edisi Dilan 1990
ini merupakan yang pertama dirilis PT Pos dengan komik,” terangnya saat berbincang dengan TribunSolo.com di ruang kerjanya, Senin (19/3). Pihaknya berujar prangko ini terdiri dari empat desain. Melalui desain tersebut mengilustrasikan perjalanan kisah cinta Dilan dan Milea, pemeran utama dalam film. Imron mengatakan selain paket mini sheet tersebut, juga diterbitkan kartu pos
seri Dilan 1990. “Untuk stok, disediakan 50 prangko mini sheet dan 80 kartu pos,” ujarnya. Untuk harga, perangko mini sheet ini dijual Rp25 ribu. Sedangkan untuk kartu pos dihargai Rp12 ribu per lembarnya. “Tentu selain diperuntukkan bagi filatelis, prangko edisi Dilan 1990 ini juga diperuntukkan bagi para fansnya,”ujar dia. Hadirnya prangko edisi Dilan 1990 ternyata
mendapat respons positif dari masyarakat. “Selama dua hari saja sejak mulai diperjualbelikan tanggal 15 Maret 2018, prangko terjual 15 lembar,” ujarnya. Selain itu, lanjutnya, yang lebih menariknya lagi, prangko ini juga dilengkapi dengan teknologi AR 2D. “Teknologi AR ini sudah digunakan dua kali, yakni edisi gerhana matahari serta edisi Dilan 1990 ini,” pungkasnya.(Tribun Solo/ Garudea Prabawati)
TRIBUN SOLO/GARUDEA PRABAWATI
EDISI KHUSUS - Petugas PT Kantor Pos Besar, Gladak, Solo
menunjukkan prangko seri Dilan 1990, Senin (19/3).
ACADEMIA 8
SELASA WAGE 20 MARET 2018
ANTARA FOTO/KHAIRIZAL MARIS/ALOYSIUS JAROT NUGROHO
Kampus dan Lowongan LULUSAN perguruan tinggi sibuk mencari lowongan pekerjaan. Kampus-kampus pun menggelar job fair, career days dan lainnya. Di ITB Bandung misalnya, pencari kerja sibuk mengisi biodata digital di salah satu anjungan saat gelaran ITB Intergra-
ted Career Days March 2018 di ITB, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (17/3) lalu. Di UKSW Salatiga, seorang pelamar kerja mengikuti tes wawancara Job Fair UKSW 2018 yang diikuti sebanyak 50 perusahaan nasional dan lokal di bidang perbankan, pendidikan, tekno-
logi informasi dan otomotif. Pemerintah sendiri mengklaim jumlah pengangguran di Indonesia tahun 2018 menurun mencapai 5,5 persen, didukung oleh peningkatan sektor pendidikan yang mampu menciptakan tenaga kerja dengan daya saing tinggi. (antarafoto)
Karya Mahasiswa UGM Menang di PBB Kampus Flash
Deklarasi Gerakan Anti Nyontek
SMAN 3 YOGYA - Para siswa SMO di Yogyakarta mengikuti Tryout Simulasi Unas Pelajar Keren Anti Nyontek (Superman), Sabtu (17/3). Ketua Panitia PSW 2018, Dimas Fernando menuturkan, Tryout Superman yang diikuti sebanyak 720 peserta kelas IX SMP ini sebagai upaya untuk mendeklarasikan gerakan anti nyontek.“Tryout ini sebenarnya lebih untuk kampanye mendeklarasikan anti nyontek, jadi
nggak sekadar mengerjakan soal terus selesai. Setelah tryout, ada fasilitator dari SMAN 3 Yogya yang mengedukasi adik SMP terkait gerakan anti nyontek,” ujar Dimas. Dimas melanjutkan, sebanyak 38 fasilitator ini merupakan siswa kelas X dan XII SMAN 3 Yogyakarta yang telah menjalani pelatihan sejak dua bulan yang lalu. Para fasilitator ini telah ditraining oleh alumni dan berbagai organisasi dari luar. (era)
Vita Nurvika
Jatuh Cinta Karawitan KALIMAT witing tresno jalaran seko kulino atau cinta itu tumbuh karena terbiasa ini bisa menggambarkan bagaimana Vita Dean Nurvika menekuni seni karawitan. Ketika ditanya alasan dirinya tertarik dengan karawitan, dara kelahiran Sleman, 18 November 1998 ini menjawab, karawitan itu jati diri Indonesia khususnya Jawa. “Iya aku lagi belajar karawitan sekarang, rencana untuk modal masuk kuliah di Jurusan Karawitan ISI Yogyakarta. Terus makin ke sini juga makin sadar kalau karawitan itu jati diri kita sebagai bangsa Indonesia, khususnya orang Jawa,” ujar Vita. Selain itu, dirinya juga terinspirasi dari ibunya yang per-
nah bekerja di Museum Sonobudoyo. Dari situ, banyak cerita tentang teman ibunya yang telah sukses dan semuanya berawal dari karawitan. Sehingga hal tersebut semakin membuat Vita tertarik untuk menekuni karawitan lebih dalam. “Itu juga karena aku terinspirasi sama teman-teman Mama yang sukses mengenalkan budaya kita ke negara lain. Bangga saja dengan profesi itu. Semoga aku juga bisa jadi seperti mereka,” lanjut dia. Terlebih kecintaannya terhadap karawitan mendapat dukungan penuh dari keluarga dan orang terdekatnya. (era)
Tambo dan Med-Up Masuk Posisi Champion YOGYA, TRIBUN - Sebanyak tiga inisiatif unggulan UGM di bidang teknologi informasi dan komunikasi berada di posisi Champion 2nd Best dalam World Summit on the Information Society (WSIS) Prizes 2018. Mereka akan kembali berlaga untuk mendapatkan posisi Winner dalam kompetisi yang diselenggarakan oleh Perserikatan BangsaBangsa (PBB) itu. Center for Digital Society (CfDS) Fisipol UGM menjadi salah pemenang WSIS Prizes 2018 berkat inisiatif karya yang dibuatnya berjudul Knowledge Building toward Indonesian Digital Society. Project Officer-Partnership and External Affairs CfDS UGM, Fahreza Daniswara mengatakan inisiatif ini sejalan dengan CfDS sebagai pusat studi di UGM yang didirikan atas dasar perkembangan dan dinamika kehidupan sosial politk kontomporer di dunia. Dinamika ini ditandai dengan pengaruh dari teknologi informasi dengan fokus utama untuk membangun masyarkat digital di Indonesia melalui berbagai macam kegiatan seperti penelitian, pelatihan, seminar serta acara publik. Saat ini, pihak CfDS dan delegasi Indonesia dari berbagai pemangku kepentingan telah berada di Jenewa untuk menerima penghar-
Selain CfDS, ada dua inisiatif lain yang dikembangkan UGM, yaitu Tambo dan MedUp berhasil masuk babak Champion gaan dan mengikuti WSIS Forum di Jenewa pada 1923 Maret 2018. “Selain CfDS, ada dua inisiatif lain yang dikembangkan UGM, yaitu Tambo dan Med-Up berhasil masuk babak Champions yang diperuntukkan untuk lima inisiatif terbaik di tiap kategori,” paparnya, Senin (19/3). Adapun Med-Up berfokus pada penyediaan informasi medis dan fasiltias medis yang komprehensif dan handal. Selain itu, Med-Up juga membantu fasiltias kesehatan atau peneydia layanan kesehatan untuk memperluas informasi praktik lebih cepat dan mudah. Sementara Tambo.co.id yang masuk dalam kategori media hadir sebagai penyejuk, karena konten-konten di Tambo adalah konten yang unik atau lucu. (nto)
PRESENTASI - Nominator dari UGM
TRIBUN JOGJA/SANTO ARIE
mempresentasikan inisiatif mereka sebelum berlaga di WSIS Prizes.
Menteri Sebut Ada 700 Karya MENTERI Komunikasi dan Informatika, Rudiantara, mengungkapkan ada sekitar 700 inisiatif karya dari berbagai negara di dunia ikut andil dalam kompetisi ini dan penilaian dilakukan langsung oleh tim ahli PBB. Saat memberi pengarahan kepada anggota delegasi Indonesia, ia mengungkapkan bahwa penghargaan pada WSIS Award 2018 ini membuktikan bahwa inisiatif dan karya TIK Indonesia diperhitungkan oleh dunia. Pada hari kedua pelaksanaan WSIS Forum 2018, da-
lam sesi Pleno Pembukaan, yang akan berlangung 20 Maret 2018, akan diumumkan pula inisiatif karya yang berhak mendapatkan posisi Winner (juara pertama) dari setiap 18 kategori yang dilombakan. Masing-masing dipilih 5 inisiatif karya sebagai Champion. Kemudian dari 5 Champion tersebut, akan ditentukan inisiatif karya yang berhak memperoleh posisi Winner “Semoga ada Champion Indonesia yang mendapatkan posisi Winner,” tutupnya. (nto)
DOK.PRI
UIN Sunan Kalijaga Gandeng Muhammadiyah Lakukan Kajian Mitigasi Bencana YOGYA, TRIBUN - Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta menggelar seminar nasional tentang mitigasi bencana. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian menyambut HUT ke-9 Prodi Ilmu Kesejahteraan Sosial (IKS) Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, sekaligus memperingati hari
pekerja internasional. Dalam seminar yang berlangsung belum lama ini, pemateri yakni Kepala Pelaksana BPBD DIY, Biwara Yuswantana, membahas tentang penyelenggara penanggulangan bencana yang dengan fungsi-fungsi yang sinergis serta tujuan yang sama yaitu penyelamatan korban (save more lives) dan aset sebanyak-banyaknya (pengurangan kerugian).
Dilanjutkan, Lembaga Penanggulanan Bencana Pimpinan Muhammadiyah yang diwakili Budi Santosa, menjelaskan dalam mitigasi juga diperlukan upaya penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana. Budi menambahkan tujuan mitigasi untuk melindungi masyarakat yang tinggal di kawasan rawan bahaya dari dampak-dam-
pak merugikan bencana. “Selain itu, tujuannya untuk meningkatkan peran serta masyarakat, khususnya kelompok rentan, dalam pengelolaan sumber daya dalam rangka mengurangi risiko bencana,” ujarnya. Sementara itu, Ketua Prodi Ilmu Kesejahteraan Sosial, Andayani mengatakan pihak universitas juga akan turut serta dalam proses mitigasi bencana.
Ia memaparkan pihaknya telah bekerja sama dengan Lembaga Penanggulangan Bencana Pimpinan Pusat Muhammadiyah untuk pelaksanaan praktikum pekerja sosial bagi mahasiswanya. Selain agar lulusan bisa mengenal lembaga selain di pemerintahan, dapat lebih meningkatkan kualitas dan menguasai bidang yang digelutinya. “Pekerja sosial tidak dibatasi go-
longan, dan semua negara terkoneksi serta terhubung satu sama lain secara global,” kata Andayani. Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerja Sama UIN Sunan Kalijaga, Waryono, menuturkan untuk mendukung UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta yang inklusi dan inklusif, pihaknya akan bekerja sama dengan siapa saja untuk menguatkan Kedaulatan NKRI. (nto)
G S SIPI 9
SELASA WAGE 20 MARET 2018
GLADIATOR BOY V
ICKY Prasetyo sudah menyiapkan sebuah nama jika nantinya memiliki anak laki• VICKY PENGEN ANAK KEMlaki. BAR Entah • BERHARAP ANAK MIRIP dirinya serius DENGAN VICKY atau bercanda. • VICKY DAN ANGEL JALANI Vicky PROGRAM BAYI berniat KEMBAR memberi nama Gladiator Boy kepada anaknya. Nama tersebut akan digunakan jika dirinya memiliki anak laki-laki. "Aku sih pengennya kembar. Apa saja, mau cowok-cowok, mau cewek-cewek. Kalau cowok sudah kunamain si gladiator boy," ucap Vicky. Keinginannya memiliki anak kembar, lantaran dirinya ingin sang anak memiliki kemiripan dengan dirinya atau sang istri, Angel Lelga. "Biar gendongnya lucu (kalau kembar), dua. Terus juga biar lebih semangat lagi aku cari nafkahnya, kan udah ada dua sekaligus," tutur Vicky. "Kan kalau cowok dominan mirip maminya, kalau cewek mirip daddy-nya. Jadi aku pengin dua-duanya, mirip daddy-nya sama maminya jadi satu," tambah Vicky. Vicky memang sudah mengungkapkan keinginannya untuk memiliki anak kembar. Demi mewujudkan keinginannya tersebut, Vicky dan Angel siap memulai program bayi kembar. (bay/wly)
JEPRIMA
KEJANGGALAN PERNIKAHAN YANG DISOROTI NETIZEN
VICKY PRASETYO
1
DIRECT POINTS
JEPRIMA
AYU DEWI
Ingin Tambah Anak REGI Datau, suami aktris Ayu Dewi, mengaku sudah cukup dengan dua anak. Namun, Ayu Dewi justru ingin tambah. Regi Datau mengatakan, dua anak yang ia dan Ayu Dewi miliki, dirasa sudah cukup. Apalagi, anaknya sudah sepasang, laki-laki dan perempuan. "Dua saja cukup," ucap Regi. "Tapi aku masih mau loh," ujar Ayu kepada Regi. "Kan udah sepasang," jawab Regi. "Oh gitu ya, ditolak loh proposal gue," kata Ayu Dewi dengan nada memelas. Menikah sejak 2012, pernikahan Regi Datau dan Ayu Dewi sudah dikaruniai dua anak. Anak pertama mereka bernama Aqilah Dewi Humairah, dan yang kedua Mohamad Aqlan Akasah Datau. (bay/wly)
Masih Menggunakan Nama Panggung Saat Ijab Qabul
"Saya terima nikahnya dan kawinnya Angel Lelga binti Mikun Michael dengan maskawinnya tersebut tunai," kata Vicky sambil menjabat tangan dengan penghulu dari Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Sawah Besar. Diketahui nama Angel Lelga aslinya adalah Lely Anggraini.Seharusnya dalam akad nikah yang digunakan adalah nama aslinya.
2
CHIQUITA MEIDY
. Berutang Mahar Angel Lelga yang meminta mahar surat Ar Rahman, hanya mendapatkan 13 ayat dari total 78 ayat saat akad. Menurut Penghulu Kantor Urusan Agama (KUA) Sawah Besar, Edy Herwantu mengatakan sisa ayat Ar Rahman akan dilunaskan setelah acara. "Itu nanti bisa dilanjut setelah acara. Itu boleh dan memang sudah ada komitmen. Jadi sekarang dibaca separuh dulu nanti selebihya dilanjut nanti dibaca semuanya. Boleh begitu. Sekarang dibaca separuh nantinya di ruangan atau di rumah dibaca lagi," katanya.
3
Menikah Tahun Ini
. Dua Kali Akad
4
.
Sebelum akad yang berlangsung kemarin, sebelumnya baik Angel maupun Vicky mengatakan jika keduanya sudah menggelar akad nikah. Akad nikahnya itu mereka gelar di sebuah rumah mewah.
FOTO-FOTO: INSTAGRAM
Duduk Berjauhan Usai Akad
Didalam foto yang diunggah dalam Instagram Eko Patrio, yang menjadi saksi dalam pernikahan keduanya, baik Vicky dan Angel nampak memberi jarak satu sama lain. Terlihat dari foto di bawah ini, Angel dan Vicky tidak duduk berdekatan.
Tolak Dilamar Pakai Lamborghini PENGACARA Hotman Paris Hutapea (58) mengaku tertarik menjadikan artis peran Nafa Urbach (37) salah satu konsultan di kantor hukumnya. Menurut Hotman, Nafa dinilai pas mengisi posisi itu. "Karena, Nafa punya bakat. Belum lagi, hidungnya menarik untuk dilihat. Mudahmudahan Nafa mau. Tapi, nanti tinggal ngobrol, kontak, gratis atau dibayar pakai bakpao. Tapi, saya tanya dulu, mau enggak Nafa?," tutur
Hotman. Hotman Paris Hutapea lalu menggoda Nafa Urbach dengan mengatakan bahwa Hotman ingin melamar Nafa dengan sebuah supercar Lamborghini. "Untuk memikat, yang ini dong. Nafa mau kan kamu saya lamar dengan ini?" ujar Hotman sembari memberi kunci Lamborghini-nya kepada Nafa. "Saya enggak mau," jawab Nafa. "Kamu maunya apa?" tanya Hotman lagi.
MASIH ingat Chiquita Meidy? Penyanyi cilik era 1990-an yang terkenal dengan lagu daerah Minangkabau "Kampuang Nan Jauh di Mato" ini kini sudah berusia 27 tahun dan siap menikah. Hal itu diungkapkan oleh Chiquita dalam sebuah wawancara di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, belum lama ini. "Persiapan (pernikahan) alhamdulillah sudah sampi 60 persen, tinggal tunggu waktu aja. Sekarang sama-sama menjalani kehidupan masing-masing sambil nunggu waktu ya, aku jalani aktivitas normal aja," ujarnya. Chiquita Meidy dan calon suaminya, Aditia Saputra, bertunangan pada 8 Januari 2018. Sebelumnya, mereka berpacaran hampir dua setengah tahun. Pernikahan mereka akan diselenggarakan pada pertengahan tahun ini di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan. "Proses pacaran juga enggak terlalu lama, hampir dua tahun enam bulan, melaawal ada keberanian dia untuk mela mar," ceritanya. Chiquita yakin untuk menerima lamaran kekasihnya karena pria ibundaitu bisa merebut hati ibunda nya. "Dia bisa menaklukkan ibuku, karena kalau dari syaratkeluarga memang syarat nya banyak banget. Cuma dia yang bisa menaklukkan ibuku. Sebelumnya, belum ada," ungkapnya. "Maunya orangtua kan pasti yang terbaik untuk anaknya. bertangJadi, pria ini bisa bertang gung jawab semuanya, ya itu yang dilihat," imbuhnya. (kps/wly)
"Saya mau anak-anak," jawab Nafa lagi. "Dengan senang hati kalau berjuang untuk anak-anak, wanita, saya mau," imbuh Nafa. Mendengar jawaban itu, Hotman lantas mengatakan bahwa ia setuju dengan maksud Nafa. "Saya mau berjuang dengan mereka (Nafa dan penyanyi dangdut Cita Citata) berdua. Mereka bangun jam tiga dan jam empat subuh untuk datang ke sini. Tanpa dibayar, hebat," ujar Hotman.(kps/wly) JEPRIMA WD
NAFA URBACH
INTER-NASIONAL 10
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Vladimir Putin Menang Besar Jadi Presiden Rusia untuk Periode Ke-4 MOSKWA, TRIBUN - Presiden Rusia Vladimir Putin menyambut kemenangannya dalam pemilihan presiden 2018 yang digelar pada Minggu (18/3/2018) waktu setempat. Di depan para pendukungnya yang merayakan kemenangan di Moskwa, Putin mengatakan, hasil tersebut merupakan ungkapan kepercayaan dan harapan rakyat sambil menyerukan persatuan nasional. Sejak awal Putin diperkirakan tidak akan menghadapi perlawanan ketat dalam upaya menduduki jabatan presiden untuk periode yang keempat dalam enam tahun mendatang. Dengan lebih dari setengah suara sudah dihitung, Putin telah meraih sekitar 75 persen suara. Perolehan suaranya dalam pemilihan presiden tersebut meningkat dibandingkan dengan pada 2012 ketika dia menang dengan perolehan 64 persen suara. Namun, perkiraan awal atas partisipasi pemilih mencapai 63,7 persen atau lebih rendah dari harapan pemerintah. Sukses Saat memberikan pidatonya, Putin mengatakan, hasil pemilu yang memberinya hak untuk melaksanakan tugas sebagai presiden lagi merupakan sebuah kesuksesan. “Saya yakin program
Sejak awal Putin diperkirakan tidak akan menghadapi perlawanan ketat. Dengan lebih dari setengah suara sudah dihitung, Putin telah meraih sekitar 75 persen suara yang saya tawarkan adalah yang benar,” ujar pria yang sudah menjadi pemimpin Rusia terlama sejak era Stalin. Saingan Putin antara lain adalah seorang jutawan Pavel Grudinin, mantan pembawa acara TV Ksenia Sobchak, dan politisi beraliran nasionalis yang terkenal Vladimir Zhirinovsky. Namun, pemimpin oposisi utama Alexei Navalny telah dilarang ikut pemilu karena terbukti terlibat penipuan, yang menurut Navalny bermotif politik. Dia menyerukan aksi boikot dan mengerahkan
ribuan pendukungnya mengamati tempat-tempat pemungutan suara guna mengawasi kemungkingan kecurangan. Sengketa Diplomatik Putin, yang kini berusia 65 tahun, menjadi pemimpin Rusia yang dominan sejak 1999, baik sebagai presiden maupun perdana menteri. Pemilihan presiden Rusia ini berlangsung di tengah sengketa diplomatik antara Inggris dan Rusia terkait upaya pembunuhan seorang mantan mata-mata Rusia dan putrinya di Inggris. Pemerintah Inggris menyimpulkan, Rusia terlibat dalam upaya pembunuhan Sergei Skripal (66) dan putrinya, Yulia (33), dengan menggunakan gas saraf pada 4 Maret lalu. Keduanya hingga kini masih dalam keadaan kritis. Perdana Menteri Inggris Theresa May kemudian mengambil tindakan dengan memulangkan 23 diplomat Rusia yang dibalas Rusia dengan juga mengusir 23 diplomat Inggris. Sementara AS beberapa waktu lalu menjatuhkan serangkaian sanksi baru terhadap Rusia atas tuduhan campur tangan dalam pemilihan presiden AS pada 2016. Rusia membalas dengan mengusir 23 diplomat Inggris. (kompas.com/ bbc)
IST
MENANG LAGI - Vladimir Putin memperlihatkan kegembiraannya setelah memenangi Pilpres Rusia dengan kemenangan telak. Putin akan menjadi Presiden Rusia untuk periode keempat.
Jalan Panjang Pemegang Sabuk Hitam Judo BAGI banyak orang, usia 65 tahun merupakan saat yang tepat untuk menikmati hari tua, apalagi jika sudah memiliki karier yang teramat sukses. Sayangnya, kata istirahat nampaknya tidak ada di dalam kamus Vladimir Putin. Jalan Putin untuk menduduki tampuk kekuasaan di negeri besar itu tidak mudah dan teramat panjang. Bagaimana seorang perwira rendahan KGB pemegang sabuk hitam judo ini bisa menjadi salah seorang paling berkuasa di dunia? Awal kehidupan dan karier di KGB
Pemain Akrobat Tewas Saat Pertunjukan PEMAIN akrobat dari The Cirque du Soleil tewas pada Sabtu (17/3/2018) malam akibat terjatuh ketika sedang beraksi di Tampa, Florida, Amerika Serikat. Manajemen The Cirque du Soleil mengatakan dalam sebuah pernyataan, seorang pemain akrobat yang melakukan penampilan di udara dengan berayun pada tali, Yann Arnaud, terjatuh di atas panggung. Dilansir dari CNN, Minggu (18/3/2018), Arnaud dilarikan ke rumah sakit terdekat, tetapi nyawanya tak dapat tertolong. “Seluruh keluarga besar The Cirque du Soleil terkejut dan berduka karena tragedi ini,” kata Daniel Lamarre, CEO perusahaan yang menaungi Arnaud. “Yann (Arnaud) telah bersama kami selama lebih dari 15 tahun,” tambahnya. Video dari insiden tersebut menunjukkan Arnaud melayang di atas udara dengan tali pada ketinggian sekitar 4 meter. Dia berayun di panggung dan mengarahkan diri ke penonton. Kemudian, dia kembali berayun ke atas panggung dan terjatuh. (cnn/kompas.com)
Pilot Ukraina Bunuh Diri SEORANG pilot AU Ukraina yang dituduh Rusia menembak jatuh pesawat Malaysia Airlines MH17 pada 2017 tewas bunuh diri di rumahnya. Kepolisian Ukraina mengatakan, Kapten Vladyslav Voloshyn tewas dengan cara menembak diri sendiri di rumahnya di kota Mykolaiv dekat Laut Hitam, Minggu (18/3/2018). Voloshyn selama ini selalu menyebut tuduhan Rusia terhadap dirinya adalah sebuah kebohongan besar. Voloshyn
bukan pilot sembarangan karena telah mengantongi 33 misi tempur dengan menggunakan jet Su-25 untuk melawan pemberontak pro-Rusia di wilayah timur Ukraina. Belum lama ini, pilot 29 tahun itu ditugaskan di pangkalan udara Mykolaiv, yang terletak di wilayah selatan Ukraina tak jauh dari kota Odessa. Anggota keluarga yang dikutip media Ukraina mengatakan, Voloshyn menderita depresi akibat tuduhan yang
ditujukan kepadanya itu. Pemerintah Rusia tak hanya menyalahkan Voloshyn sebagai biang tragedi yang menewaskan 298 penumpang dan awak pesawat Boeing 777 itu. Rusia juga menyebut pesawat Malaysia Airlines itu jatuh akibat ditembak sistem pertahanan udara Bulk milik militer Ukraina. Para pakar independen, termasuk tim investigasi dari Belanda, menepis tuduhan Rusia tersebut. (kompas.com)
Vladimir Vladimirovich Putin lahir dari keluarga pekerja di Leningrah (St Petersburg) pada 7 Oktober 1952. Ayahnya adalah seorang veteran Perang Dunia II dengan banyak tanda jasa yang kemudian bekerja di sebuah pabrik. Di masa kecilnya, Putin tumbuh besar di apartemen komunal bergaya Uni Soviet bersama dua keluarga lainnya. Hal semacam itu amat biasa di masa komunis berkuasa. Dikenal amat menyukai novel dengan tema agen rahasia, saat masih bersekolah Putin mendatangi kantor dinas rahasia KGB dan ber-
tanya cara bergabung dengan dinas intelijen itu. Saat itu, para petugas KGB mengatakan kepada Putin agar dia bekerja keras dan belajar ilmu hukum. Dan itulah yang dilakukan Putin saat menimba ilmu di Universitas Negeri Leningrad. Setelah lulus kuliah, Putin akhirnya bergabung dengan KGB dan menghabiskan 17 tahun kariernya sebagai mata-mata di luar negeri. Karirnya terus menanjak hingga akhirnya menjadi orang nomor 1 Rusia, sampai saat ini. (kompas.com)
Presiden Ameenah Gurib-Fakim
Mundur karena Kartu Kredit PRESIDEN Mauritius Ameenah Gurib-Fakim akan mengundurkan diri pada pekan ini karena dituduh memanfaatkan kartu kredit pemberian sebuah lembaga swadaya masyarakat (LSM) untuk kepentingan pribadi. Ameenah Gurib-Fakim merupakan satusatunya pemimpin negara di Benua Afrika dan telah menjadi presiden di Mauritius sejak 2015. “Dia mengajukan pengunduran diri dengan alasan menjaga kestabilan negara,” kata pengacaranya, Yousuf Mohammed, seperti dilansir dari CNN, Minggu (18/3/2018). Mohammed menambahkan, Gurib-Fakim akan meninggalkan kantornya pada 23 Maret 2018. Sebelumnya, media lokal menerbitkan laporan yang menunjukkan Gurib-Fakim telah membayar keperluan pribadinya dengan menggunakan kartu kredit pemberian lembaga amal berbasis di London, Planet Earth Institute (PEI), pada 2016. Dia dituduh menghabiskan 26.000 dollar Amerika Serikat atau Rp 350 juta untuk membeli perhiasan dan pakaian dengan memanfaatkan kartu kre-
dit tersebut. Mauritius merupakan sebuah negara kepulauan di barat daya Samudra Hindia, sekitar 900 kilometer sebelah timur Madagaskar. (cnn/kompas.com)
Andria Zafirakou Menangi Hadiah Rp 13,7 Miliar
Bu Guru Setia Temani Murid Naik Bus Zafirakou mengalahkan 30.000 guru lainnya dari seluruh dunia dalam kompetisi yang digelar untuk menghormati guru yang selama setahun memberikan kontribusi terhadap profesinya.
S PENGHARGAAN
HUFFPSOST
- Andria Zafirakou mendapatkan penghargaan Global Teacher Prize yang diselenggarakan di Dubai, Uni Emirat Arab, Minggu (18/3/2018).
EORANG guru seni di Inggris baru saja memenangkan kompetisi yang diikuti oleh pengajar di dunia. Dia membawa hadiah senilai 1 juta dollar Amerika Serikat atau setara dengan Rp 13,7 miliar. Andria Zafirakou (39) mendapatkan penghargaan Global Teacher Prize yang diselenggarakan di Dubai, Uni Emirat Arab, Minggu (18/3). Dia mengajar anak-anak di dalam kota London, membantu murid untuk merasa diterima dan memastikan mereka selamat di sebuah kota yang memiliki tingkat pembunuhan tertinggi di Inggris. ABC News melaporkan, Zafirakou mengalahkan 30.000 peserta lainnya dari seluruh dunia dalam kompeti-
si yang digelar untuk menghormati seorang guru yang selama setahun memberikan kontribusi signifikan terhadap profesinya. Zafirakou mendapat penghargaan atas dedikasinya mengajar di sekolah The Alperton Community, Brent, London, sebuah wilayah dengan etnis yang paling beragam di Inggris. Ada sekitar 130 bahasa yang berbeda di pinggiran London. Dia juga mempelajarai kata-kata dasar dalam bahasa Hindi, Tamil, dan Gujarat. Muridnya berasal dari beberapa keluarga termiskin di Inggris, dengan orangtua yang tidak bisa berbahasa Inggris. Untuk terus memastikan anak-anak
dapat bersekolah, dia membangun hubungan dengan para orangtua murid, menemani murid di bus, dan berdiri di gerbang sekolah dengan petugas polisi untuk menyambut murid. “Selalu menyenangkan dengan menyapa mereka, dalam bahasa mereka, dan kemudian membuat mereka tersenyum,” katanya kepada The Associated Press. Ucapan Selamat Zafirakou merupakan guru pertama dari Inggris yang memenangkan penghargaan tersebut. Secara khusus, Perdana Menteri Inggris Theresa May mengucapkan selamat kepadanya dalam rekaman video dalam acara penghargaan itu. “Menjadi seorang guru yang hebat memerlukan keuletan, kecerdasan, dan murah hati. Inilah kualitas yang Anda bagikan dengan para murid setiap hari,” ucap May. Zafirakou, yang lahir di London,
memuji keberagaman murid di sekolahnya. Dia mengatakan, murid-murid sangat antusias belajar kendati tinggal di perumahan yang padat dan harus menjaga adik mereka sepulang sekolah. “Apa pun masalah yang mereka hadapi di rumah, apa saja yang telah hilang dari hidup mereka atau membuat mereka terluka, sekolah kami tetap milik mereka,” katanya. Dengan hadiah uang yang dia peroleh, Zafirakou ingin membangun kreativitas di komunitasnya. Dia meyakini, seni membantu murid berpikir kreatif dan mengajarkan ketekunan serta keuletan. Tahun lalu, guru bernama Maggie MacDonnell asal Kanada memenangkan hadiah tersebut atas karyanya di desa Arktik yang terpencil. Sebelumnya, guru asal Palestina juga pernah menyabet penghargaan ini. (ap/kompas.com)
TRIBUN BUFFER 11 Zaini Frustasi zz Sambungan Hal 1
Abdullah bin Umar. “Saya mendengar kabar, abah telah meninggal tadi malam. (Kabar) Dari keluarga yang ada di Arab Saudi,” ungkap Syaiful Thoriq (26), putra sulung Zaini, kepada Surya di kediamannya, Senin (19/3). Kabar meninggalnya Zaini langsung meyeruak ke para tetangga, termasuk ke Kepala Desa Kebun, Abd Ghani. “Betul, eksekusi terhadap Bapak Zaini telah dilakukan. Kami merasa kehilangan,” ungkap Abd Ghani. Jiwa pekerja keras pada diri Zaini memang sudah terlihat sejak dirinya masih menjadi sopir angkutan di Bangkalan. Bahkan meski dirinya berada dalam penjara Umumi Kota Makkah, Arab Saudi, ia masih mampu menghasilkan uang dengan cara menjadi tukang cukur rambut. Kini, pria yang akrab disapa Slamet di kampung halamannya, Desa Kebun, Kecamatan Kamal itu telah berpulang. “Slamet pekerja keras. Ia memutuskan pergi ke Arab karena ingin lebih membahagiakan keluarganya,” ungkap tetangganya, Munir (40) yang pernah bekerja bersama Zaini sebagai sopir angkutan. Zaini meninggalkan kampung halamannya pada 1992 dan memilih bekerja sebagai sopir pribadi di negara Arab Saudi. Sembilan tahun kemudian, atau pada tahun 2001, ia kembali dan mendirikan kios kecil yang melekat di sisi kanan rumahnya. Syaiful Thoriq mengungkapkan, ayahnya memutuskan kembali berangkat ke Arab Saudi karena membutuhkan modal usaha toko yang dibangunnya. “Bapak memang
Menggarap Wisata zz Sambungan Hal 1
Sebenarnya Pasar Beringharjo sudah pernah buka hingga malam. Hanya saja dirasa gagal karena belum optimal, baik dari sosialisasi waktu buka yang hingga malam hari maupun pelayanan ketika malam dari pedagang ke konsumen. Untuk itu perlu dihidupkan kembali. Pun dengan Taman Pintar misalnya, malam hari sudah tutup sehingga para wisatawan, utamanya pelajar dan keluarga dari berbagai daerah di Indonesia tidak bisa masuk. Taman Pintar juga pernah
Arif Akui zz Sambungan Hal 1
Melalui penerjemah, Arif menceritakan bahwa sebagai penderita tuli merasa terbantu dengan adanya stiker bertuliskan “Tulis” yang nempel di bagian belakang sepeda motornya. Dengan simbol tersebut, kini setidaknya orang-orang yang berkendara di sekitanya mengetahui bahwa dirinya tuli sehingga bisa memperlakukan dirinya sebagai seorang dengan keterbatasan pendengaran. “Ya tentunya sangat terbantu dengan adanya simbol ini, jadi lebih memudahkan dalam berkendara,” kata Arif. Sebelum adanya setiker ini, Arif yang berstatus sebagai mahasiswa harus menggunakan sepeda motor untuk beraktifitas, seperti berangkat ke kampus dan sebagainya. Tanpa adanya setiker, ia harus berjuang lebih ketika ia mengendarai sepeda motornya. Suara klakson Ia dan penderita tulinya mengaku tak pernah mendengarkan suara klakson atau suara lain saat berkendara. Untuk itulah ia mengaku harus ekstra hati-hati saat berkendara. Terlebih ia sadar bahwa posisinya sebagai orang tuli tak diketahui oleh pengendara lain. “Kalau sekarang saya sudah biasa. Paling hanya dengan melihat kaca spion sudah bisa tahu kalau misalnya kendaraan tersebut mau menyalip, maka saya agak minggir, kadang saya juga memakai alat bantu dengar juga,” lanjutnya. Kendala lain adalah ketika Arif mengurus Surat Izin Mengemudi (SIM). Diakui Arif bahwa dirinya bahkan harus mengulangi tes sebanyak 10 kali hingga akhirnya menda-
SELASA WAGE 20 MARET 2018
ingin berhenti menjadi TKI dan ingin membuka usaha toko di rumah. Tapi terpaksa kembali berangkat karena butuh modal,” tutur Thoriq. Namun, petaka menimpa Zaini pada 13 Juli 2004. Ia ditangkap polisi Arab Saudi dengan tuduhan membunuh majikannya, Abdullah bin Umar. Kala itu, Thoriq masih berusia 12 tahun dan adiknya Mustofa berusia 2 tahun. Frustasi Surya berhasil berkomunikasi dengan Zaini melalui ponsel milik Thoriq pada Selasa (8/4/2014) lalu. Saat itu, ia membantah semua tuduhan atas meninggalnya Abdullah bin Umar. “Ini yang membuat saya frustrasi. Saya tidak bersalah. Tapi saya tidak tahu bagaimana caranya menuntut keadilan,” tutur Zaini melalui ponsel tersebut. Kendati berada di dalam penjara, Zaini tidak diam begitu saja. Ia menjadi tukang cukur rambut dadakan. Hasilnya, ia kirim ke keluarganya di Bangkalan. “Bapak memberikan uang 18 juta (rupiah) untuk modal buka toko. Uang itu dari hasil menjadi tukang cukur rambur di dalam penjara,” ucap Thoriq. Ia bersama sang adik, Mustofa diberangkatkan Kementerian Luar Negeri untuk menemui ayahnya pada Januari 2018. Kunjungan itu merupakan kesempatan ketiga bagi keduanya bertemu Zaini. Sebelumnya, keluarga pernah menjenguk Zaini pada tahun 2010 dan Januari 2017. Tangis pilu Tangisan pilu cucu pertama almarhum Zaini pada Sabtu (17/3) malam ternyata menjadi pertanda akan dilaksanakan eksekusi terhadap TKI asal Desa Kebun, Kecamatan
Kamal itu. Hal tersebut disampaikan Syaiful Thoriq ketika ditemui Surya di kediamannya. “Anak saya menangis terus, diberi susu tetap saja tidak mau berhenti menangis,” ungkap dia. Thoriq baru menerima kabar jika ayahnya telah meninggal usai pemerintah Arab Saudi melaksanakan eksekusi mati pada Minggu (18/3) malam. “Paman, Hidir Syahyanto menelepon dari Arab Saudi,” ujarnya. Hidir Syahyanto merupakan satu-satunya keluarga terakhir yang berkomunikasi melalui telpon dengan Zaini sebelum eksekusi mati dilaksanakan. Bahkan istri almarhum yang juga menjadi tenaga kerja wanita (TKW) di Arab Saudi, Ny Naimah (44) tidak tahu atas eksekusi mati terhadap suaminya. Padahal, Naimah baru pulang ke Bangkalan tiga bulan lalu dan kembali ke Arab Saudi pada Sabtu (17/3). Thoriq mengatakan, almarhum berpesan melalui Hidir Syahyanto agar dirinya dan Mustofa mengikhlaskan kepergiannya dan berharap keduanya menjadi pekerja keras, penuh perhatian kepada keluarga. “Abah (almarhum) juga berpesan agar menjaga dan memperhatikan umi ketika datang dari Arab,” pungkas Thoriq yang saat ini bekerja sebagai tenaga pemasaran di perusahaan air mineral. Putra bungsu Zaini, Mustofa (18) belum mengetahui rencana selanjutnya sepeninggal Zaini. Namun pemuda tamatan jurusan mesin satu SMK negeri Bangkalan itu mengaku ingin mengembangkan keahliannya kelak. “Saya dan kakak hanya bisa menangis saat mendengar abah telah tiada,” singkatnya. (Surya/ Ahmad Faisol)
buka sampai malam, hingga pukul 20.00. Karena belum terencana dan terintegrasi seluruh kota jadi belum maksimal. Nanti, di wisata malam ini, Kang HS & Kang HP akan menyiapkan semuanya agar bisa melayani sampai malam. Kemudian kekuatan kuliner Yogya yang sudah sangat dikenal masyarakat juga menyemangati pembangunan wisata malam ini. Bagi mereka yang menghabiskan waktu untuk berjalan-jalan di Malioboro, juga ingin menyantap kuliner asli Yogyakarta. Nah dengan potensi yang dimiliki, Yogya sudah harus mulai menghidupkan wisata terutama kuliner, pedagang oleh-oleh,
fashion, kerajinan. Bahkan kalau perlu destinasi wisata (sampai malam) misalkan Tamansari, Taman Pintar, Beringharjo, Ngasem dan lainnya. Kini sedang dilakukan pemetaan potensi wisata yang bisa melayani wisatawan hingga malam, khususnya belanja oleh-oleh. Yang harus dipetakan oleholeh, fashion, kerajinan. Sebenarnya sudah ada di sekitar Kadipaten, ada banyak butik batik. Tapi belum banyak orang tahu. Kita akan menata dan melengkapi sehingga orang datang ke Yogya bisa menikmati wisata malam. Wisatanya siap, kulinernya siap, oleh-olehnya siap. (*)
patkan surat izin mengemudinya sendiri. “Dulu selalu gagal karena keterbatasan saat melakukan tes, tapi ujian SIM nya juga sama dengan orang yang normal sebenarnya,” terang Arif menggunakan bahasa isyarat. Tidak hanya itu, Arif juga mendapatkan kendala ketika mau tidak mau dirinya harus berkomunikasi dengan orang lain di jalan raya, karena sehari-harinya dia hanya menggunakan bahasa isyarat untuk dapat berkomunikasi. Pernah suatu ketika dirinya dicegat oleh polisi lalu lintas yang sedang bertugas saat Arif mengendarai motornya, tak ayal petugas polisi tersebut menjadi kerepotan berkomunikasi dengan Arif saat hendak menilang. Dengan berusaha semaksimal mungkin Arif berbicara dan memberikan gestur tubuh untuk memberi isyarat kepada petugas polisi tersebut, dan setelah melalui diskusi yang cukup panjang akhirnya Arif diperkenankan untuk pergi oleh petugas polisi tersebut. “Cukup lama waktu saya diberhentikan, polisi yang mencegat saya itu berdiskusi dengan polisi lainnya, tapi akhirnya saya dipersilahkan pergi,” kenang Arif. Disabilitas lain Pengalaman Arif tentunya dialami juga oleh penyandang disabilitas lainnya, maka dengan hal tersebutlah yang melatarbelakangi Komite Perlindungan dan Pemenuhan Hak-hak Penyandang Disabilitas DIY memberikan sosialisasi tentang stiker sebagai simbol kendaraan yang dikendarai orang dengan kebutuhan khusus. Ketua Komite Perlindungan dan Pemenuhan Hak-hak Penyandang Disabilitas DIY, Setia Adi Purwata menerang-
kan bahwa ini merupakan upaya pendekatan kepada masyarakat bahwa penyandang disabilitas juga memiliki hak yang sama dengan masyarakat lainnya. “Cara ini adalah pendekatan kultural yang kita lakukan, untuk dapat melakukan sosialisasi kepada masyarakat melalui simbol yang ditempelkan di kendaraan,” kata Setia. Dengan diberikannya simbol tersebut di kendaraan yang dikendarai oleh para difabel, diharapkan pengguna jalan lainnya bisa memperlakukan para difabel sesuai dengan kebutuhannya. Ada tiga simbol yang diperuntukkan bagi para difabel untuk dapat ditempel di kendaraan sebagai penanda keterbatasan yang mereka miliki, antara lain disabilitas fisik, disabilitas intelektual dan tuli. Setia menambahkan, simbol-simbol tersebut telah mendapat persetujuan dari Ditlantas Polda DIY, Satlantas Kabupaten/ Kota, Dinas Perhubungan dan Pustral UGM. Nantinya Komite Perlindungan dan Pemenuhan Hak-hak Disabilitas DIY akan membeikan secara gratis kepada siapapun yang membutuhkan simbol disabilitas tersebut. Melalui simbol ini, diharapkan para pengguna jalan bisa semakin menghormati pengguna jalan lainnya, terlebih bisa memperlakukan orang yang memiliki keterbatasan sama dengan pengendara lainnya. Setia Menambahkan agar melalui sosialisasi simbol tersebut nantinya memberikan kesadaran kepada masyarakat, bahwa penyandang disabilitas tidak membahayakan pengendara lainnya jika bisa saling menghargai. (rizky halim)
Dipaksa Akui zz Sambungan Hal 1
Surat tersebut meminta TKI yang terancam hukuman mati di Arab Saudi untuk dibebaskan. Zaini dieksekusi hukuman pancung di Arab Saudi. Zaini divonis hukuman mati atas tuduhan membunuh majikannya. “Terakhir, bulan November 2017 Presiden Jokowi kembali mengirim surat permohonan pembebasan atas kasus Muhammad Zaini Misrin (dan kasus-kasus pekrja migran yang terancam hukuman mati),” Wahyu menjelaskan. Ditekan Dia mengungkap, Zaini mendapatkan tekanan dari aparat Arab Saudi untuk mengakui kasus tersebut. Hal ini terus terjadi hingga vonis mati dijatuhkan kepadanya pada 17 November 2008 lalu. Dalam menghadapi proses hukum tersebut, Zaini hanya didampingi penerjemah asal Arab Saudi. Ironis bagi Zaini, penerjemah tersebut juga ikut memaksanya mengakui kasus pembunuhan yang dituduhkan kepadanya. Saat menggelar jumpa pers kemarin, beberapa organisasi masyarakat; Serikat Buruh Migran Indonesia (SMBI), Jaringan Buruh Migran (JBM), Human Rights Working Group (HRWG), dan Komisi Migran KWI menyatakan, eksekusi terhadap Zaini Misrin adalah bentuk
Lahan Bandara zz Sambungan Hal 1
“Seluruhnya sudah putusan dan perkara konsinyasi lahan bandara yang kami tangani telah tuntas sepenuhnya,” kata Humas PN Wates, Nur Kholida Dwiwati. Dikaitkan dengan data yang dimiliki Pemerintah kabupaten Kulonprogo, ke14 perkara konsinyasi yang baru saja diputus PN Wates itu juga mencakup 11 bidang tanah milik warga penolak bandara dari Paguyuban Wara Penolak Penggusuran Kulonprogo (PWPP-KP). Adapun dari total 37 bidang tanah milik warga penolak tersebut, 26 bidang di antaranya sebelumnya telah menjalani penetapan konsinyasi terlebih dulu. Sedangkan total lahan yang dikonsinyasi mencapai jumlah 347 bidang lahan dan dalam perjalannnya ada yang mengundurkan diri atau minta dibayar langsung sebanyak 24 bidang. Dengan ditetapkannya putusan konsinyasi ganti rugi lahan itu, kata Nur Kholida, status lahan beralih menjadi milik negara yang diperuntukkan bagi pembangunan bandara oleh AP I. Perusahaan pelat merah itu secara hukum memiliki hak penuh atas pengelolaan lahan itu dan menggunakannya untuk pembangunan bandara. Termasuk, berwenang untuk melakukan eksekusi pengosongan lahan. Berbeda dengan perkara perdata sengketa lahan secara umum, pada putusan untuk pengadaan lahan bagi kepentingan umum seperti bandara ini, PN Wates tidak campur tangan dalam urusan pengosongan lahan. PN Wates hanya mengeluarkan putusan dan memproses pencairan dana ganti rugi-
pelanggaran hak asasi manusia (HAM). Apalagi jika menurut Zaini bahwa dia dipaksa untuk mengakui melakukan pembunuhan setelah mengalami tekanan dan intimidasi dari otoritas Arab Saudi. Pada proses persidangan hingga dijatuhkan vonis hukum mati, Zaini juga tidak mendapatkan penerjemah yang netral dan imparsial. Ada beberapa kejanggalan dalam proses eksekusi mati Zaini dan ketidakadilan hukum serta pengabaian pada prinsip-prinsip fair trial serta pengabaian pada hak-hak terdakwa. Zaini Misrin sempat berkomunikasi dengan Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Jeddah pada bulan November 2008 setelah divonis hukum mati. “Kami mengecam, mengutuk eksekusi hukum mati terhadap Muhammad Zaini Misrin. Eksekusi tersebut merupakan bentuk pelanggaran hak asasi manusia yang paling dasar, yaitu hak atas hidup. Menuntut Pemerintah Indonesia untuk mengeluarkan Nota Protes Diplomatik kepada Kerajaan Saudi Arabia dan mempersona non gratakan Duta Besar Kerajaan Saudi Arabia untuk Indonesia,” Wahyu menegaskan. Para organisasi pemerhati juga mendesak Pemerintah Indonesia untuk mengerahkan sumberdaya politik dan diplomasi untuk mengupayakan pembebasan ratusan buruh migran yang terancam hukuman mati di seluruh dunia dan melaku-
kan moratorium pelaksanaan hukuman mati di indonesia sebagai komitmen moral menentang hukuman mati terhadap siapapun. Adapun, informasi eksekusi mati Zaini itu dibenarkan pihak Kementerian Luar Negeri, Senin siang kemarin. “Iya (eksekusi telah dilakukan tanpa pemberitahuan resmi),” kata Direktur Perlindungan WNI dan Bantuan Hukum Indonesia Kementerian Luar Negeri, Lalu Muhammad Iqbal melalui pesan singkat. Iqbal sendiri sudah berkomunikasi dengan keluarga Zaini di Bangkalan. Meningkat Kantor berita BBC melaporkan, hukuman mati terhadap Zaini menguatkan temuan bahwa Arab Saudi meningkatkan eksekusi mati sejak 2017. Dalam laporannya, organisasi hak asasi manusia Reprieve mengatakan peningkatan eksekusi mati bertepatan dengan diangkatnya Pangeran Mohammed bin Salman sebagai putra mahkota pada Juni 2017. “Hal ini kontras dengan serangkaian reformasi yang ditempuh di kerajaan dan terpampang sebagai tajuk utama media,” sebut Reprieve. Dr Kristian Coates Ulrichsen, peneliti Kebijakan Publik dar Rice University, mengatakan kepada BBC bahwa jumlah eksekusi di Arab Saudi sejatinya sudah meningkat drastis sejak 2015. Pada akhir 2015 saja, lembaga Human Rights Watch melaporkan lebih dari 150 orang telah diek-
sekusi di Arab Saudi, jumlah tertinggi yang dicatat lembaga tersebut selama 20 tahun terakhir. “Penilaian saya tingginya jumlah eksekusi ini sebagian disebabkan keputusan pihak berwenang Saudi untuk melaksanakan vonis hukuman mati yang telah dijatuhkan, tapi belum diwujudkan pada masa kekuasaan Raja Abdullah. Sulit menentukan satu penyebab tertentu selama delapan bulan terakhir yang bisa menjelaskan mengapa ada lonjakan mendadak,” ujarnya. Data organisasi hak asasi manusia Reprieve menyebutkan terdapat 133 eksekusi di Arab Saudi pada periode Juli 2017 hingga 2018.Jumlah itu hampir mencapai dua kali lipat jika dibandingkan dengan 67 eksekusi pada periode Oktober 2016 hingga Mei 2017. Pada Juni 2017, yang bertepatan dengan Ramadan, Reprieve tidak menemukan laporan mengenai eksekusi mati. Temuan Reprieve sedikit berbeda dengan data Human Rights Watch yang menyebutkan terdapat 138 eksekusi antara Juli 2017 dan Februari 2018. Baik Reprieve maupun Human Rights Watch tidak mendapatkan data resmi dari pemerintah Arab Saudi yang sama sekali tidak menerbitkan jumlah eksekusi. Alih-alih, kedua lembaga tersebut mengompilasinya dari laporan media di Saudi, seperti kantor berita Saudi (SPA). (tribun network/fir/yat/bbc)
nya. Sedangkan eksekusi lahan tetap jadi ranah AP I. “Kami tidak mengeluarkan perintah eksekusi lahan, itu dijalankan AP I selaku pemohon atas lahan tersebut dengan berpegang pada hasil penetapan majelis hakim. Tapi, semestinya ada prosedur peringatan dulu. Mengeluarkan orang (dari lahan), kan tidak mudah. Ada lihat hati nurani juga,” papar Nur Kholida. PN Wates saat ini juga baru saja menerima registrasi perkara konsinyasi untuk empat bidang tanah wakaf dan segera masuk proses penawaran konsinyasi. Tiga di antaranya berupa tanah dengan bangunan masjid dan sisanya berupa tanah wakaf dalam bentuk lahan pertanian. Namun, menurut Kholida, proses konsinyasinya dipastikan cukup cepat dan bisa diselesaikan hingga akhir Maret ini karena tidak ada upaya penolakan seperti halnya terjadi pada tanah berstatus milik warga pribadi. Persiapkan relokasi Bupati Kulonprogo Hasto Wardoyo mengatakan, pascapenyelesaian perkara konsinyasi lahan ini pihaknya akan segera mendata dan mengidentifikasi keluarga terdampak yang masih benar-benar menolak serta memersiapkan upaya relokasinya. Hal itu dilakukan untuk meminimalisasi dampak negatif yang mungkin muncul. Ia menegaskan pemerintah daerah dalam hal ini akan tetap mengedepankan nilai kemanusiaan dalam pendekatan kepada warga yang masih berkeras menolak proyek pembangunan tersebut. Hasto berharap proses akuisisi lahan ini tidak akan menimbulkan konflik berkepanjangan. “Pemkab Kulonprogo ber-
sama Forkopimda dan PT AP I akan segera menggelar rapat koordinasi berikutnya untuk membahas teknis eksekusi terbaik. Saya mengimbau warga yang masih menolak bisa bersama-sama Pemda berembuk mencari solusi terbaik,” kata Hasto. Project Manager Pembangunan NYIA PT AP I, Sujiastonono menyebut, dengan sidang terakhir itu, proses konsinyasi ganti rugi pembebasan tanah warga sudah selesai 100 persen. Ini sesuai dengan harapan AP I bahwa seluruh lahan milik warga bisa legal terakuisisi sepenuhnya hingga akhir Maret ini. Namun, belum ada keterangan lebih detail terkait langkah AP I selanjutnya. Termasuk, terkait masih adanya resistensi terhadap proyek pembangunan itu dari warga terdampak. Sujiastono hanya menyebut, tuntasnya proses konsinyasi lahan itu menandakan bahwa pengadaan tanah telah selesai 100 persen dari sisi hukum. Setelah itu pihaknya hanya menjalankan tahapan sesuai aturan yang ada yakni langsung melaksanakan pembangunan konstruksi fisik bandara. “Saya nggak ngomong pengosongan atau pembongkaran, tapi kami fokus menjalankan aturan yang ada supaya tidak terjadi delik hukum. Setelah penetapan kan tanah itu jadi milik negara,” papar dia. Tetap menanam Warga penolak pembangunan bandara mengambil sikap apatis atas keseluruhan proses pengadaan lahan, termasuk konsinyasi ganti rugi di pengadilan. Dalam konsep lebih luas, warga bahkan tak pernah menganggap proyek pembangunan itu ada. Di areal lokasi pemba-
ngunan bandara wilayah Desa Glagah dan Palihan, saat ini masih berdiam puluhan kepala keluarga (KK) penolak bandara. Ketika kini perkara lahan itu dituntaskan sepenuhnya melalui konsinyasi dan lahan secara hukum telah beralih jadi milik negara, warga pun tetap bergeming dengan sikapnya. “Katanya ada bandara, ada sengketa (lahan), kami nggak peduli. Kami merasa tidak ada sengketa dan tidak ingin lahan kami diusik siapa pun. Kami tetap akan menanam,” kata seorang warga penolak dari Pedukuhan Sidorejo, Desa Glagah, Sutrisno. Menurutnya, warga hanya memiliki lahan tersebut sebagai sumber nafkah melalui bidang pertanian yang ditekuni. Maka itu, warga berusaha sekuat tenaga mempertahankan tanahnya agar tidak diserobot pihak lain. Terus menanam adalah satu-satunya jalan bagi warga untuk tetap bertahan. Mereka menyatakan akan tetap bertahan dengan sikapnya saat ini hingga kapanpun. “Kami akan berupaya mencegah adanya upaya penggusuran. Hanya lahan ini yang kami punya untuk ditanami,” kata dia. Warga lainnya dari Pedukuhan Bapangan, Tuginah pun menyatakan hal serupa. Tidak ada alasan bagi warga untuk melepaskan tanah sumber kehidupannya. Dirinya pun mengaku tidak takut jika nanti ada surat peringatan (SP) pengosongan lahan dan menyatakan akan tetap bertahan. “Kami cuma mempertahankan tanah kami, kenapa kami harus menyerah? Sekalipun dikasih SP, kami nggak takut. Ini tanah kami sendiri, ngapain harus takut,” tegas dia. (ing)
12 SELASA WAGE 20 MARET 2018 2 RAJAB 1439 NO 2506/TAHUN 6
Mahyudin Tolak Mengundurkan Diri Golkar Ribut Pergantian Wakil Ketua MPR JAKARTA, TRIBUN - Muncul ribut-ribut lagi di Partai Golkar. Kali ini terkait rencana pergantian Wakil Ketua MPR dari Fraksi Partai Golkar, Mahyudin, dengan Titiek Soeharto, putri mendiang mantan Presiden Soeharto. Mahyudin menolak pergantian dirinya. Alasannya, posisi dirinya sebagai Wakil Ketua MPR baru bisa diganti asal memenuhi tiga syarat. Ia kemudian mengutip tiga syarat sesuai Undangundang No 2 Tahun 2018 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD (MD3), yaitu meninggal dunia, mengundurkan diri, atau diberhentikan. Mahyudin mengatakan dirinya tidak akan mundur dari kursi Wakil Ketua MPR. “Saya tidak ada agenda mengundurkan diri. Kita tunggu saja. Kalau surat dari DPP Partai Golkar masuk ke MPR, kami akan bahas di tingkat pimpinan. Saya sangat percaya MPR
Harus ada alasan, tak mungkin tak ada alasan. Kalau orang diberhentikan tanpa alasan itu pelanggaran HAM namanya. Mahyudin Wakil Ketua MPR
tidak melanggar undangundang,” ujar Mahyudin di ruang kerjanya, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, (19/3). Selain itu, menurut Mahyudin, dirinya bisa dilengserkan sebagai pimpinan MPR bila diberhentikan se-
Mantan Pecatur Jadi Pimpinan DPR KETUA Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menetapkan Ahmad Basarah dan mantan pecatur andalan Indonesia Utut Adianto masing-masing sebagai Wakil Ketua MPR RI dan DPR RI. Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan dengan adanya representasi PDI Perjuangan baik di MPR maupun DPR RI mencerminkan kesesuaian aspirasi antara suara rakyat yang memberi kepercayaan kepada PDI Perjuangan sebagai pemenang Pemilu tahun 2014. “Bagi PDI Perjuangan, adanya representasi partai pengusung utama pemerintahan Presiden Jokowi akan meningkatkan konsolidasi politik,” kata Hasto, Senin (19/3). Sementara itu, Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Ferry Juliantono menyatakan, partainya telah menunjuk Sekjen DPP Gerindra Ahmad Muzani sebagai Wakil Ketua
MPR. Keputusan tersebut diambil Gerindra setelah melakukan rapat internal. Fraksi Gerindra mendapat jatah satu kursi pimpinan MPR setelah UU Nomor 2 Tahun 2018 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD (MD3) berlaku. “Iya, Pak Muzani (Wakil Ketua MPR),” kata Ferry. Ferry menilai, sebagai Sekjen dan Ketua Fraksi tentunya Muzani memiliki kemampuan manajerial dan kepemimpinan yang mumpuni untuk menjabat Wakil Ketua MPR. Ia meyakini, kinerja Muzani sebagai Sekjen tak akan terganggu meskipun menjabat Wakil Ketua MPR. Sedangkan Wakil Sekjen PKB Jazilul Fawaid mengatakan, partainya telah menunjuk Ketua Umum Muhaimin Iskandar sebagai Wakil Ketua MPR. Saat ditanya alasan penujukan Muhaimin, Jazilul menjawab, partainya menilai Muhaimin sebagak sosok yang layak. (tribun network/fik/wly)
bagai anggota DPR/MPR atau anggota Partai Golkar. “Saya kira DPP (Partai Golkar) tidak semudah itu memecat anggotanya di DPR manakal tidak ada hal krusial, semisal terkena kasus korupsi, dan sebagainya,” ujar Mahyudin. Menurut Mahyudin bila partai melakukan pemberhentian atau pergantian antarwaktu (PAW) tanpa alasan jelas, sama artinya melanggar hak asasi manusia. “Harus ada alasan, tak mungkin tak ada alasan. Kalau orang diberhentikan tanpa alasan itu pelanggaran HAM namanya,” katanya. DPP Parti Golkar telah menyetujui Siti Hediati Hariyadi (Titiek Soeharto) sebagai Wakil Ketua MPR menggantikan Mahyudin. Persetujuan itu merupakan hasil rapat pleno Golkar yang digelar pada Minggu (18/3) malam. Menurut Ketua DPP Golkar Ace Hasan Syadzily rotasi tersebut merupakan hal biasa di Partai Golkar. “Ini hanya pergantian biasa saja di dalam Partai Golkar, selain memang ada aspirasi pimpinan MPR mesti ada unsur perempuan,” katanya. Ketemu Ketua MPR Mahyudin menyebut Titiek Soeharto diajukan sebagai Wakil Ketua MPR sebagai kompensasi ia batal maju dalam kontestasi pemilihan Ketua Umum Golar dalam Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) 2017 lalu. “Memang ada kesepakatan, Mbak Titiek nggak maju jadi calon Ketua Umum Partai Golkar, namun dipromosikan jadi Wakil Ketua MPR. Dalam politik itu sebenarnya biasa saja,” ujar Mahyudin. Ketua MPR, Zulklifi Hasan, mengaku hingga kini belum menerima surat pengajuan penggantian Mahyudin. “Suratnya belum saya terima,” ujarnya. Zulkifli mengaku akan bertemu Ketua Umum DPP Partai Golkar, Airlangga Hartarto, untuk membahas pergantian tersebut pada Senin sore. Ailangga bertemu Zulkifli di rumah dinas Ketua MPR, Kompleks Widya Chandra, Jakarta. (tribunnetwork/fik/fit)
ANTARA/PUSPA PERWITASARI
PERSIAPAN DILANTIK
- Ketua DPR Bambang Soesatyo (kanan) bersama Ketua Fraksi PDI Perjuangan Utut Adianto Wahyuwidayat (kedua kiri) bersiap menyampaikan keterangan kepada jurnalis terkait jabatan Wakil Ketua DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (19/3). Utut Adianto akan dilantik Wakil Ketua DPR, Selasa (20/3) ini.
Luhut Siap Bongkar Dosa Masa Lalu Senior JAKARTA, TRIBUN - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengingatkan tokoh senior yang mengkritik program pembagian sertifikat sebagai upaya membohongi rakyat. Luhut menyatakan tokoh
senior tersebut juga punya dosa di masa lalu dan Luhut tahu semuanya. “Kalau ada senior bilang bahwa ngasih sertifikat itu ngibulin rakyat, apanya yang ngibulin? Dari dulu juga ada pembagian sertifikat, tapi prosesnya panjang, lama dan sedikit. Sekarang prosesnya cepat, dan banyak. Lah, salahnya di mana?” kata Luhut saat menjadi pembicara pada seminar nasional “Kebijakan dan Koordinasi Bidang Maritim untuk Kesejahteraan Nelayan” di Gedung BPK RI, Jakarta, Senin (19/3). Luhut juga bicara soal banyaknya tudingan bahwa pemerintah saat ini pro terhadap Partai Komunis Indonesia (PKI). “Jangan bilang kita pro PKI. Di mana pro PKI? Saya ikut numpas PKI kok. Saya tentara, saya tahu,” ujarnya. Luhut juga bicara soal tudingan bahwa pemerintah menjual data masyarakat kepada asing. “Tidak akan pernah kita lacurkan profesionalisme kita,” katanya.
Luhut pun mengancam akan membongkar dosa-dosa orang yang asal-asalan mengkritik pemerintah. Luhut menyebut, orang-orang tersebut punya banyak dosa di masa lalu. “Jangan asal kritik saja. Saya tahu track record-mu, kok. Background saya spion (intelijen) juga,” ungkap purnawirawan Letnan Jenderal TNI ini. “Kalau kau merasa paling bersih kau boleh ngomong. Dosamu banyak juga kok. Sudahlah, diam sajalah. Jangan main-main, kalau main-main kita bisa cari dosamu, memang kamu siapa?” tambah dia. Sebelumnya, pada dalam sebuah acara diskusi di Bandung, Sabtu (17/3), terlontar ungkapan bahwa program pembagian sertifikat tanah adalah pengibulan. “Ini pengibulan, waspada bagi-bagi sertifikat, bagi tanah sekian hektar, tetapi ketika 74 persen negeri ini dimiliki kelompok tertentu seolah dibiarkan. Ini apa-apaan?” kata mantan Ketua MPR, Amien Rais. (kps/jon)
FOTO/ANTARA
Presiden Bawa Diplomasi Kopi Saat Berada di Selandia Baru
Jokowi Adu Hidung dengan Tetua Suku Maori Yang mulia, diplomasi kopi menjadi yang baru dari hubungan bilateral kita pada 60 tahun hubungan kerjasama Indonesia-Selandia Baru.
P AFP
SALAM KHAS - Presiden Joko Widodo menerima salam khas
Maori ‘Hongi’ dari tetua Maori dalam upacara penyambutan di Gedung Pemerintah di Wellington, Selandia Baru, Senin (19/3/2018).
RESIDEN Joko Widodo, Senin (18/3) siang kemarin berkunjung ke Selandia Baru. Tiba di Selandia Baru, Presiden Jokowi berkenalan dengan tetua suku Maori, Piri Sciascia. Keduanya berkenalan dengan melakukan tradisi hongi atau adu hidung. Hongi merupakan salam perkenalan Selandia Baru yang dikenal ke seluruh dunia. Namun sebenarnya hongi tak digunakan oleh
semua orang Selandia Baru. Jokowi juga disambut dengan upacara kenegaraan. Deputi Bidang Protokol, Pers dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin mengatakan, penyambutan Presiden Jokowi diadakan di Government House, Wellington. Ditemani Ibu Negara Iriana, Jokowi tiba di Government House pukul 10.30 waktu setempat atau pukul 04.30 WIB dan diterima oleh Sekretaris Resmi Gubernur Jenderal
Selandia Baru, Gregory Baughen. Usai penyambutan Presiden Jokowi dijamu makan siang oleh Gubernur Jenderal Selandia Baru, Patsy Raddy di Rumah Goverment House di Wellington, Selandia Baru. Selain Gubernur Jenderal Selandia Baru dan jajarannya, hadir pula Perdana Menteri Selandia Baru, Jacinda Ardern. Diplomasi Kopi Setelah mendengarkan kata pengantar dari pihak Selandia Baru, giliran Presiden Jokowi yang menyampaikan kata sambutan. Dalam sambutannya, Presiden Jo-
kowi mengungkapkan, kopi menjadi tema pilihan pemerintah Indonesia untuk berdiplomasi dengan Selandia Baru dalam rangka peringatan 60 tahun hubungan bilateral Indonesia dengan Selandia Baru. “Yang mulia, diplomasi kopi menjadi yang baru dari hubungan bilateral kita pada 60 tahun hubungan kerjasama Indonesia-Selandia Baru,” ujar Presiden. Jokowi baru mengetahui masyarakat Selandia Baru menyukai kopi, sehingga ia melihat peluang kopi Indonesia dipasarkan ke Selandia Baru. (tribun network/nic/wly)
MALIOBORO BLITZ 13
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Fajar Semringah Jajal Kaki Baru YOGYA, TRIBUN - Hari ini (kemarin, Red) adalah hari yang menggembirakan bagi Fajar. Pasalnya, dari kegiatan bakti Sosial di RSPAU dr. S. Hardjolukito, Senin (19/3), dia akan mendapatkan kaki palsu. “Sudah pernah naik pesawat belum? Pengin naik tidak?” Tanya Panglima TNI Masekal Hadi Tjahjanto saat mendatangi Muhammad Fajar Saputra kecil, yang dengan sabar menanti di ruang tunggu pembagian kaki palsu bersama bapaknya, Arifin. Umur Fajar baru 12 tahun, tapi dia harus rela kehilangan satu kakinya akibat kecelakaan yang dialaminya pada 18 November 2017. Tidak terlihat kesedihan dari raut Fajar, dia malah sangat gembira karena nantinya bisa kembali bermain dengan teman-temannya seperti empat bulan lalu.
Setelah antrean sampai pada nomor yang dibawanya, Arifin langsung menuju ruang pembagian. Kaki palsu pun dia dapatkan. Namun saat dicoba, ternyata terlalu panjang 10 cm buat Fajar. Lantas Arifin bergegas pergi ke ruang perbaikan. Fajar pun menunggu sendiri tanpa mengeluh. Beberapa menit kemudian, Arifin pun kembali. “Uwes (sudah, Red) pak?” teriak Fajar Saputra saat Arifin terlihat menghampirinya dari kejauhan. Dengan wajah semringah, Fajar kecil terlihat antusias memandangi, dan berusaha mencoba kaki palsu yang dipegang Arifin. Dia sangat penasaran bagaimana caranya menendang bola menggunakan kaki barunya. “Nanti aku nendang-nya gimana pak?” tanya Fajar. ke halaman 19
TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI
BANTUAN - Panglima TNI, Marsekal Hadi Tjahjanto menyapa Muhamad Fajar Saputro yang menerima bantuan kakai palsu di rumah sakit Hardjolukito, Bantul,
DIY, Senin (19/3). Sebanyak 45 unit kaki palsu diberikan kepada warga yang membutuhkan dalam rangkaian acara Bakti Sosial Kesehatan TNI. Selain pemberian kaki palsu juga diberikan bantuan khitanan, operasi bibir sumbing serta operasi katarak.
Modus Pelaku Pura-pura Berdonasi Tim Resmob Progo Sakti Bekuk Komplotan Pembobolan ATM Saat korban ngecek saldo atau menarik uangnya, pelaku menghafalkan PIN dan satunya mengajak ngobrol. Pas kartu keluar langsung ditukar dengan kartu ATM yang sudah disiapkan pelaku dan berujung dengan menguras uang di ATM korbannya Kombes Pol Dr. Hadi Utomo Dirreskrimum Polda DIY
YOGYA, TRIBUN - Santianis (59), warga Pinrang, Watang Sawitto, Sulawesi Selatan dan Andi Irwan (35), warga Petukangan Utara, Pesanggrahan, Jakarta Utara berpura-pura menjadi donatur lalu menukar kartu Anjungan Tunai Mandiri (ATM) orang dengan kartu ATM miliknya. Kemudian, mereka menguras uang di rekening korbannya hingga ratusan juta rupiah. Aksi tersebut terhenti setelah Tim Resmob Progo Sakti melakukan penyelidikan dan menciduk kedua orang tersebut, seusai me-
narik uang hasil kejahatannya di sebuah ATM, Jumat (16/3). Petugas juga turut menyita barang bukti berupa uang tunai puluhan juta serta puluhan kartu ATM dari tangan keduanya. Direktur Direktorat Reserse Kriminal Umum (Dirreskrimum) Polda DIY, Komisaris Besar Polisi (Kombes Pol) Dr. Hadi Utomo, mengatakan penangkapan tersebut bermula dari adanya laporan yang masuk terkait kasus pencurian isi ATM, dengan modus penipuan beberapa waktu lalu. ke halaman 19
Disbud DIY Bakal Luncurkan Jawacana
TRIBUNJOGJA/PRADITO RIDA PERTANA
UNGKAP - Dirreskrimum Polda DIY, Kombes Pol Hadi Utomo
(Tengah) didampingi Kabid Humas Polda DIY, AKBP Yuliyanto (Kanan) dan Kasubdit III Umum Ditreskrimum Polda DIY, AKBP Rizki Ferdiansyah (Kiri) memberikan saat keterangan.
Pernah Mengaku Konsultan SEORANG korban dari penipuan yang dilakukan oleh Santianis (59), warga Pinrang, Watang Sawitto, Sulawesi Selatan dan Andi Irwan (35), warga Petukangan Utara, Pesanggrahan, Jakarta Utara turut datang ke Polda DIY guna ingin mengetahui wajah pelaku. Pria yang bernama Yuliyanto (61), warga Wirosaban, Umbulharjo, Kota Yogyakarta juga mengungkapkan bagaimana keduanya beraksi dan membuatnya merugi belasan juta rupiah. Pria yang merupakan pen-
siunan PNS ini mengatakan, kejadian tersebut terjadi setahun yang lalu, tepatnya saat ia berada di Rumah Sakit Panti Rapih. Dijelaskannya, bahwa saat itu Yuli tengah duduk di depan kasiran Rumah Sakit tersebut, tak lama kemudian datang seseorang yang mengaku bernama Ismal. Seperti halnya orang yang baru kenal, keduanya berbincang-bincang mengenai alasan berada di Rumah Sakit tersebut. Tak lama berselang datang seorang pria yang duduk di sampingnya, ketiganya pun mengobrol dan pria yang mengaku konsultan dari luar negeri ini dan ingin meyalurkan bantuan kepada orang yang membutuhkan. Namun karena terkendala kesibukannya maka orang tersebut meminta bantuan. ke halaman 19
HATI-HATI SAAT DI ATM 1 Seorang mencari sasaran dan pura-pura mengajak berbincang korbannya
2 Seorang satunya lagi berpura-pura ingin menyumbang uang 3.000 USD 3 Setelah percaya, korban diajak ke ATM untuk mengecek kartu ATM 4 Pelaku menunjukkan isi saldo rekeningnya yang mencapai Rp900 juta
ATM
NK
BA
6
Pelaku kemudian menguras isi ATM korban bermodal PIN yang diintipnya
4 Korban diminta cek saldo dan tarik uang tunai sebagai bukti ATM-nya aktif 5 Saat kartu keluar, pelaku langsung tukar kartu korban dengan ATM pelaku
GRAFIS/SULUH PRASETYA
Vita Dean Nurvika
YOGYA - Pengemudi mobil Daihatsu Xenia nopol 1959 PFL, Lilik Tyas Satriawan, warga Godean, yang melakukan tabrak lari di simpang empat Gramedia dinyatakan sebagai tersangka. Kepala Unit Kecelakan Lalu lintas polresta Yogyakarta, AKP Hendro Wahyono mengatakan, pihaknya telah mengolah tempat kejadian, memeriksa saksi-saksi dan pelaku. “Hasil pemeriksaan sudah bisa kita simpulkan. Pengemudi sudah kita tetapkan sebagai tersangka dalam kecelakaan ini,” tutur AKP Hendro, sesaat setelah olah TKP bersama Ditlantas Polda DIY, Senin (19/3) Dijelaskan, Hendro, pihaknya melakukan pemeriksaan secara maraton kepada pelaku. Hasilnya, pengemudi mobil Xenia mengakui bahwa dirinya menerobos lampu merah. “Dia (tersangka) mengakui ngeblong lampu yang saat itu sudah berwarna merah, 8 detik,” ungkapnya. “Tersangka juga kita jerat dengan pasal 311 karena sadar mengemudikan kendaraan dalam kondisi mabuk, dan pasal 312 ketika mengalami Kecelakan tidak melapor dan tidak menolong korban. Jadi, tersangka ini kita jerat dengan tiga pasal sekaligus. Ancaman hukuman 6 tahun penjara,” imbuhnya. (rif)
Rihan Langsung Ketagihan Belajar Musik Sayup-sayup terdengar suara anak-anak bercengerama. Rupanya suara tersebut berasal dari teras Joglo Panembahan di Jalan Panembahan No 42, Panembahan, Kraton, DIY.
A
DOKUMENTASI VITA DEAN N
ke halaman 19
Pengemudi Xenia Menjadi Tersangka
Hellhouse Kenalkan Musik Hip Hop pada Anak-anak Lewat Kidz on The Beat
Kesengsem Karawitan
“WITING tresno jalaran seko kulino”. Itulah kata-kata yang membuat Vita Dean Nurvika atau Vita sapaan akrabnya ini tertarik untuk menekuni karawitan. Ketika ditanya alasan dirinya tertarik dengan karawitan, dara kelahiran Sleman 18 November 1998 ini menjawab, karawitan itu jati diri Indonesia khususnya Jawa. “Iya aku lagi belajar karawitan sekarang, rencana untuk modal masuk kuliah di Jurusan Karawitan ISI Yogyakarta. Trus makin kesini juga makin sadar kalau karawitan itu jati diri kita sebagai bangsa Indonesia khususnya orang Jawa,” ujar Vita.
YOGYA - Dinas Kebudayaan DIY akan meluncurkan buletin bahasa Jawa, Jawacana. Jawacana akan terbit April mendatang. Kepala Seksi Sastra Jawa Dinas Kebudayaan DIY Drihardono mengatakan, Jawacana merupakan buletin yang menyasar anak muda. Ia menilai belum ada media cetak berbahas Jawa untuk anak muda. “Jawacana ini sasarannya anak muda. Kayaknya di Jogja belum ada media cetak untuk anak muda tapi bahasa Jawa,” kata Drihardono. “Sempulur sudah ada sejak lama. Tetapi bahasanya formal. Anak muda ya mungkin kesulitan, makanya kita bikin yang sesuai dengan anak muda,” terang Drihardono. Buletin yang akan terbit empat kali setahun ini bertujuan untuk melestarikan bahasa Jawa. Selain itu juga untuk mengajarkan anak muda di Yogyakarta untuk berbahasa Jawa. “Anak muda kami libatkan untuk mengisi Jawacana. Boleh menulis artikel, cerita pendek, puisi, foto apa pun, asal ya bahasa Jawa. Ada honor yang sesuailah nanti,” terang Drihardono. (cr2)
nak-anak duduk bersila rapi saling bersebelahan. Mereka antusias melihat alat-alat entah apa yang ada di depannya. Setelah mengisi absensi, acara dimulai. Anak-anak langsung merapat mendekati meja di depannya. Anak-anak tersebut berkumpul dalam acara Kidz on The Beat yang diprakarsai oleh Hellhouse. Hellhouse merupakan sebuah komunitas pegiat musik hip hop. Rihan (8) satu di antara peserta Kidz
on The Beat sangat antusias mengikuti lokakarya. Ia duduk paling depan agar bisa melihat alat langsung. Pelajar SD Muhamadiyah Kauman itu mengatakan sangat senang bisa belajar musik hip hop. “Seneng banget bisa belajar. Baru pertama kali ini belajar. Besok mau ikut lagi,” kata Rihan. Hal serupa juga disampaikan oleh Serli (11), Ia sangat senang bisa mengikuti lokakarya. Apalagi teman-temannya juga ikut. ke halaman 19
LOKAKARYA
TRIBUNJOGJA/CHRISTI MAHATMA
- Anak-anak di Wijilan sedang mengikuti lokakarya Kidz on The Beat yang diselenggarakan Hellhouse di Joglo Penembahan, Senin (18/3).
JOGJA SP RT LAND 14
SELASA WAGE 20 MARET 2018 FOTO : TRIBUNJOGJA/ANGGA PURNAMA
SI BOCAH AJAIB Syafira Devi Herfesa Kenal Catur dari Usia 2 Tahun Latihannya ya main sama ayah. Mainnya di rumah aja.
POLOS dan pemalu, demikianlah kesan pertama saat bertemu si kecil Syafira Devi Herfesa. Usianya boleh jadi baru 9 tahun. Ia bahkan sangat pemalu dan pelit menjawab pertanyaan ketika ditemui reporter Tribun Jogja, belum lama ini. Namun siapa sangka, kemampuannya bermain
catur di atas rata-rata anak seusianya. Bahkan sudah banyak lawan yang sedih hingga marah, karena dikalahkan gadis kecil ini. Di usianya yang masih sangat belia, ia masuk deretan atlet catur Tim Nasional Pelajar Indonesia yang dikirim untuk bertanding di Asian School Chess Championship di
Prestasi Berawal dari Kekalahan SIAPA sangka jika prestasi catur Syafira Devi Herfesa, yang berhasil ditorehkannya sepanjang 2017 hingga menjadi perwakilan Indonesia di Asian School Chess Championship, dimulai dari sebuah kekalahan. Pada 2016 lalu, ia sempat mengikuti Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) ketika masih duduk di kelas 1 SD. Namun, upayanya untuk mendulang prestasi harus dipendam karena kandas di tingkat Kecamatan Depok setelah hanya meraih tempat keempat. Dari situlah, api semangat Syafira untuk meraih juara menyala-nyala. Ia pun bertekat untuk membalas kekalahannya di ajang yang sama di tahun berikutnya. Tidak disangka di tahun 2017 justru prestasinya tercatat hingga tingkat Asia. Meski begitu, Syafira belum merasa bangga. Bahkan walau sudah pernah menyicipi
kompetisi di luar negeri dan meraih medali, namun ia merasa prestasinya itu masih biasa saja. “Ya senang aja, masih pengen bisa dapat prestasi lagi,” ujarnya singkat. Selain bakat yang luar biasa, Syafira juga termasuk atlet dengan kemampuan yang mumpuni. Apalagi ia sudah terbiasa dengan kompetisi dan pertandingan yang digelar secara maraton. Yaitu saat usai mengikuti Asian School Chess Championship di Tiongkok, ia langsung bertanding untuk pertandingan persabahan Indonasia-Filipina di Jakarta setelahnya. Kemampuannya menghadapi tekanan kompetisi pun dipuji Sekretaris Umum Percasi Sleman, Suranto, yang juga pelatih caturnya. “Ini merupakan hal yang bagus untuk masa depan olahraga catur Indonesia,” ungkap Suranto. (ang)
Tiongkok tahun 2017. Saat itu, Syafira merupakan atlet termuda di antara atlet pelajar yang rata-rata sudah duduk di bangku SMP. Kemampuannya yang luar biasa hingga banyak yang menjulukinya bocah ajaib. Kemampuannya ini juga sempat membuat atlet pelajar asal Filipina menangis lantaran dipecundangi Syafira di ajang pertandingan persahabatan IndonesiaFilipina belum lama ini. Bagaimana tidak, atlet asal Filipina yang berstatus sebagai pelajar SMP dikalahkan siswa SD yang bahkan kesulitan meraih bidak catur di papan lawan. Ketika bertanding di ajang POPDA DIY 2018 baru-baru ini, tak jarang ia menunjukkan ekspresi polos dan tak sabar menunggu lawannya berpikir. Tapi siapa sangka hal ini membuatnya lawannya tertekan karena terus diungguli oleh Syafira. Catur dipelajari dari sang
ayah Erliansyah dan sang kakek, Daud Berlian yang memang penghobi catur. Sejak baru belajar bicara, Syafira sudah mulai menonton permainan catur. Di usia 2 tahun, ia sudah mampu menata bidak catur dengan benar di atas papannya. “Saya latihan catur umur 3 tahun bareng ayah,” ucapnya malu-malu saat ditemui Tribun Jogja. Siswa kelas 3 SDN Tajem, Depok, Kabupaten Sleman ini mengaku memang menyenangi catur sejak masih balita. Menurutnya olahraga ini memiliki keasyikan tersendiri. “Latihannya ya main sama ayah. Mainnya di rumah aja,” katanya. Sejak keikutsertaannya di ajang O2SN tahun 2016, Persatuan Catur Se Indonesia (Percasi) Sleman mulai mengasah bakat Syafira yang unik. Sehingga tak heran, bocah ajaib ini digadang-gadang jadi atlet catur Indonesia di masa depan. (ang)
Nama : Syafira Devi Herfesa Tempat, Tanggal Lahir : Sleman, 13 Desember 2008 Cabor : Catur Prestasi : Medali Emas Kejurnas Catur U-9 Depok, Jabar (2016) Medali Emas Nomor Catur Perorangan Putri PORDA DIY (2017) Medali Emas Nomor Catur Cepat 02SN DIY (2017) Medali Emas Nomor Catur Kilat 02SN DIY (2017) Medali Perunggu nomor Catur Kilat Asian School Chess Championship Tiongkok (2017) Atlet Termuda Timnas Asian School Chess Championship Tiongkok (2017) Terbaik kedua Timnas Indonesia Pertandingan Persahabatan Indonesia-Filipina, Jakarta (2017)
GRAFIS/SULUH PRASETYA
CATUR
FOTO : TRIBUNJOGJA/ANGGA PURNAMA
- Syafira Devi Herfesa saat mengikuti pertandingan cabang catur dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) DIY 2018, yang digelar di aula Sekretariat KONI DIY.
JOGJA SPORT 15
SELASA WAGE 20 MARET 2018 INSTAGRAM/@PSSLEMAN
TANDANG - PSS berhasil menundukkan tuan rumah Semeru FC dengan skor 3-2, saat melakoni laga uji coba tandang ke Lumajang, Jawa Timur, Minggu (18/3).
Progres Permainan PSS Naik Perekrutan Pemain Bantul Bentuk Komitmen PS Tira BANTUL, TRIBUN - Rencana PS Tira untuk merekrut dua bintang Persiba Bantul, Johan Manaji dan Slamet Widodo menuai banyak pertanyaan. Bagaimana tidak, dengan waktu persiapan Liga 1 yang kian dekat, rencana perekrutan dua pemain tersebut disebut-sebut sebagai upaya PS Tira untuk daya pikat mendatangkan penonton hadir ke stadion. Namun Sekretaris PS Tira, Yandri menolak pandangan tersebut. Menurutnya, rencana perekrutan keduanya merupakan komitmen awal PS Tira yang ber-homebase di Bantul untuk memajukan sepakbola di bumi Projotamansari. “Ke Bantul utamanya ingin memajukan sepak bola di Bantul. Dari petinggi minta dua orang ini untuk dicoba. Kalau memang masuk, akan kami kontrak,” ujar Yandri, beberapa waktu lalu. Menurutnya, apabila
TRIBUNJOGJA/HASAN SAKRI GHOZALI
LAUNCHING - Skuat PS Tira berfoto bersama saat launching
tim yang digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul, Minggu (18/3).
PS Tira bermain bagus tentu penonton akan hadir sendirinya tanpa perlu diminta. “Kalau penonton, lihat main kami bagus akan datang sendiri. Tapi kami ke sini ingin berkontribusi, keduanya akan kami coba dulu, untuk saat ini belum positif,” ujar Yandri. Sebagai bentuk nyata komitmen PS Tira, Yandri menjelaskan akan mewadahi potensi pesepak bola muda untuk mengisi skuat PS Tira U-19. “U-19 dari Bantul akan coba kami rekrut. Klub lain kan sudah terbentuk, U-19 kami harap bentuk
di sini. Nanti setelah launching kami akan rapat dan kami berharap pemain asli Bantul banyak yang masuk,” jelas Yandri. Menurutnya, selepas launching tim yang digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul, Minggu (18/3), PS Tira akan segera melakukan seleksi untuk komposisi tim U-19. Meskipun komposisi U-19 ini nantinya akan diprioritaskan bagi pesepak bola muda asli Bantul, namun tidak menutup kemungkinan bagi pesepak bola muda dari seluruh pelosok tanah air. (han)
Menang Uji Coba Tandang Lawan Semeru FC SLEMAN, TRIBUN - Pelatih PSS Sleman, Herry Kiswanto melihat perkembangan dari permainan anak asuhnya usai melakoni laga uji coba tandang ke Lumajang, Jawa Timur, Minggu (18/3). Dalam laga melawan Semeru FC itu, pemainan skuat Super Elang Jawa dinilai membaik hingga berhasil memupus hattric kekalahan di uji coba kandang beberap waktu lalu. Menurutnya, Ahmad Hisyam Tolle dkk bermain agresif dan sangat termotivasi untuk meraih kemenangan. Bahkan intansitas serangan yang dibangun relatif meningkat terutama dengan adanya suntikan pemain pinjaman, Rival Lastori dan Yericho Cristiantoko yang bermain
hampir 90 menit. “Motivasi tinggi dari semua pemain untuk menang, agresifitas mereka juga meningkat,” ungkap Herry Kiswanto, Senin (19/2). Selain itu, hadirnya pemain senior Syamsul Bachri Chaeruddin juga menambah epik ritme permainan Super Elang Jawa. Eks PSM Makassar mampu bermain taktis hingga memotong jalur serangan lawan. Hal ini berdampak positif pada kepercayaan diri pemain yang diboyong ke Lumajang. “Pemain sangat antusias dan menjadi energi positif. Masuknya Samsul dan Ihsan membawa perubahan permainan lebih agresif. Anak-anak lebih berani lagi menguasai
permainan dan kami intruksikan untuk masuk menekan ke jantung pertahan lawan,” kata pria yang akrab dipanggil Herkis itu. Laskar Sembada menang atas tuan rumah 3-2 dalam pertandingan di Stadion Semeru Kabupaten Lumajang. Ahmad Hisyam Tolle menjadi bintang kemenangan setelah mencetak dua gol menit 23, 62, dan 82. Namun dua gol tuan rumah pada menit 28 dan 46 yang bersarang di gawang PSS juga akan menjadi catatan. Terlebih PSS sempat tertinggal dengan skema serangan balik cepat lawan. “Evaluasinya nanti di lapangan latihan dengan memaksimalkan praktik pertahanan,” ujar Herkis. (ang)
Anak-anak lebih berani lagi menguasai permainan dan kami intruksikan untuk masuk menekan ke jantung pertahan lawan. Herry Kiswanto, Pelatih PSS Sleman
Manajemen Coret Pemain Eks Persegres PSS Sleman masih melakukan perburuan pemain, khususnya untuk menambah kekuatan di lini tengah. Hal ini pasca dicoretnya eks gelandang Persegres Gresik, David Faristian. Manajer PSS Sleman, Sismantoro mengatakan pihaknya masih mengupayakan untuk menjaring pemain potensial yang akan digunakan untuk mengarungi kompetisi Liga 2 musim ini. Terlebih saat ini jumlah pemain yang bernaung bersama Laskar Sembada
belum memenuhi kebutuhan tim. “Kami masih butuh satu sampai dua pemain lagi. Paling tidak targetnya ada 25 pemain,” ungkapnya, Senin (19/3). Tidak ada keterangan pasti mengapa gelandang yang memiliki catatan statistik yang relatif baik ini dicoret. Namun, menurut pria yang juga menjabat sebagai Kades Candibinangun itu, David dicoret setelah tidak direkomendasikan oleh Herry Kiswanto, pelatih kepala PSS Sleman.
“Sudah dipulangkan, tidak ada rekomendasi dari pelatih. Kontrak pemain tergantung rekomendasi dari pelatih. Jika memang tidak cocok ya dicoret, kami cari gantinya,” jelasnya. David Faristian memang sempat mengikuti latihan bersama PSS Sleman sebagai pemain trial. Namun menjelang laga tandang perdana PSS Sleman ke Lumajang, David sudah tidak lagi tampak berlatih bersama penggawa Super Elang Jawa. (ang)
PSIM Baru Deal Kontrak 13 Pemain YOGYA, TRIBUN - Upaya Pelatih PSIM Yogya, Erwan Hendarwanto untuk mengintensifkan program latihan sebelum menjajaki kompetisi Liga 2 2018 tersendat. Pasalnya hing-
BERIKUT 13 NAMA YANG SUDAH MENCAPAI KESEPAKATAN AN DENGAN PSIM : 1. Ivan Febrianto (Penjaga Gawang) 2. Choirul Ritongan (Penjaga Gawang) 3. Agung Santoso (Penjaga Gawang) 4. Edo Pratama (Bek) 5. Riskal Susanto (Bek) 6. Candra Lukmana (Gelandang) 7. Yoga Pratama (Gelandang) 8. Pratama Gilang (Gelandang) 9. Wawan Samma (Gelandang) 10. Fachri Muslim (Gelandang) 11. Raymond Tauntu (Gelandang) 12. Supriyadi (Penyerang) 13. Wira Hadi Kusuma (Penyerang) GRAFIS/SULUH PRASETYA
ga saat ini baru 13 pemain yang sudah deal kontrak dengan manajemen PSIM. Diakui Erwan, kondisi ini membuat pematangan tim untuk musim ini menjadi tertunda. Terlebih ske-
ma pemain yang sudah diajukan oleh Erwan masih belum dirampungkan manajemen. “Ada 20 pemain yang kami ajukan, termasuk pemain lawas. Saat ini baru 13 pemain yang sudah deal, sisanya saya belum tahu bagaimana ke depannya,” ungkapnya ditemui di Wisma PSIM, Senin (19/3). Sebanyak 13 pemain yang sudah deal kontrak, antara lain sembilan pemain lama ditambah empat pemain baru. Sedangkan pemain lawas yang belum juga ada kejelasan yaitu Ayub Antoh, Hendika Arga, Rifky Suryawan. Erwan dan tim pelatih memang tengah gusar. Terlebih kickoff Liga 2 yang semakin dekat (PSSI dan PT LIB men-
jadwalkan 7 April), skuad Laskar Mataram ternyata belum lengkap. Padahal kalaupun pemain sudah lengkap, tak banyak waktu yang dimiliki pelatih asal Magelang ini untuk mempersiapkan tim. Belum lagi membangun fisik dan masuk ke fase taktikal. “Kami inginkan masalah negosiasi pemain segera dirampungkan, maksimal pekan ini. Apapun hasilnya diselesaikan, jangan sampai diulur-ulur. Kalaupun tidak deal, kami harus cepat cari gantinya walaupun tentu juga tidak mudah. Karena 20 ini kami anggap sudah jadi kerangka tim,” paparnya. Persiapan Mepet Tim pelatih juga memandang masih perlu pemain di posisi bek tengah untuk
memperkuat pertahanan. Sebab baru ada dua pemain di posisi tersebut, pemain hasil seleksi, Arifin, yang diplot sebagai duet Edo juga belum menemui kata sepakat. Erwan menyadari manajemen pasti tengah berhitung budget tim. Apalagi setelah ini tim perlu menyiapkan mess, katering, perlengkapan latihan dan lapangan. Meski begitu, ia berharap manajemen bisa membantu dengan cepat melakukan negosiasi. “Kami akui ini berat jika persiapan yang sudah mepet ditambah masalah negosiasi. Tapi karena sayaa dibesarkan di PSIM, saya akan mengambil resiko itu. Mudah-mudahan dengan waktu persiapan yang singkat kami bisa bersaing,” ujarnya. (ang)
SELEKSI
INSTAGRAM/@PSIMJOGJA_OFFICIAL
- Suasana seleksi pemain PSIM, Sabtu (10/3) sore, di Stadion Mandala Krida. Tampak pemain-pemain rekomendasi musim lalu sudah bergabung untuk mengikuti proses seleksi.
SELASA WAGE 20 MARET 2018
HALAMAN 16
TEPAT MEDIA ROMOSI P UNTUK S ANDA I BISN
YOGYAKARTA LISTRIK Harga grosir/ecer macam2 alat listrik.Kunjungi:Berkat Listrik di Jl.Juminahan 3 Yogyakarta B00002.2018M314448-3
USAHA
ELEKTRONIK LAIN-LAIN Dibeli ps4/ ps3/ ps2/ led tv/ laptop anda dengan harga tinggi,dijemput, Hub. 0819.0418.2000 B00812.2018.314232-3
TV Dibeli Kulkas, Mcuci, TV, LED, LCD, Kontan! .Hub: 0851 0040 0233, WA : 0878 4822 2228
REPARASI Ahli&cpt dtg:Mcuci otomatis/LM Kulkas,sokis,frezer,AC. Bejo Teknik 0817277569/081223457569 B00002.2018M315160-3
Ahlinya service khusus Kulkas & MesinCuci otomatis 081328711780 /085106165064 Mandiri Jaya B01347.2018M312070-3
PERCETAKAN
Kmi bli hdp/mati TV/LCD/LED/klkas/ PS2/3/AC/dll Trm borong kmptr rosok/jadul:WA087838251555
B00002.2018M315254-3
B00002.2018M312641-4
Konsultasi supranatural melayani: pembangkitan ilmu hikmah,buka aura,pengasihan,pesona diri, pelarisan dagang,rejeki,pengisian badan,pagar gaib/rmh/toko, pngambilan pusaka,ruwat,gngguan gaib, sedia ajimat(benda bertuah) 085640222430/087839995009
B00002.2018M315266-3
HP HP Sony Xperia Z5 Dual Resmi Sony fullset istimewa.4.75jt. 087788770887.
B00001.2018M315771-4
BAJA RINGAN Baja ringan 110~130 rb/m², grs,hitg software,Hubungi WA 085729126685 B00001.2018M314800-3
EjaTRUSs Baja Ringan:Bj 1WF canopy Gypsum grnsi Rapi Presisi wA081325655973/cp087839535993 B01127.2018M313498-3
BATU BATA Batubata kecil550rb,besar600rb sudah smpai lokasi!Pasir900rb, batu700rb/truk.wa085643283834 B00001.2018M314152-3
CANOPY Berkah kusus Canopy hrg trjangkau 175/m grnsi 5Th SNI.WA081 325209457/081804775758 shari jd B00002.2018M313110-3
Canopy Galvalum:220.Stainles:320. Pintu pagar,balkon,tralis dll.Proses cpt.CP:082138917173 B00002.2018M311248-3
Folding berkwlts295 /alumunium partisi&kusen /rolling215 /canopy160 /b.ringan100 /pagar250 /kontruksi/servis085105616000 B00001.2018M315769-4
PROMO Canopy baja ringan 170rb/ m², 1hari selesai,awet,rapi,kokoh, garansi:Budi 081915240674 B00812.2018.315657-3
GYPSUM ’Nay Gypsum.Mlyani pnjualan bahan &pmasangan garansi 10th.Hg55Rb/m. Maguwo.HP/WA081212336366 B00002.2018M313004-3
Grosir Gypsum,bahan2,pemasangan Punokawan Gypsum Jl.Palagan TentaraPelajarKm9 phone 869865 B00812.2018.315666-3
Sriwijaya gypsum Seyegan.Mgrjkn gypsum,bj ringan,cat.Hg 45rb/m grs 10th.tlp/wa081329623482 B00001.2018M315499-3
INTERIOR
B00001.2018M315583-3
B00002.2018M315659-3
Monggo jaminkan=BPKB mobil& sertifikat.Nanti saya bantu pencairan,tnp bychecking&terima dana talangan. Cepat H.08977766125
Private SD-SMA,bisa dirumah / bimbel biaya ringan,SSI Jln Monjali,Tlp/ WA.085 6296 5475
B00001.2018M315580-4
UNIVERSITAS Kuliah Prog Transfer Jlr Kusus D3/ S1/S2 Akreditasi Resmi & Cpat Selesai Wsd H:081804397750
B01347.2018M312985-3
Trpi keluhan kjantann hprtensi hpotensi vrtigo diabet P/W js 70rb 1jam B.Ambar087738856000 B01347.2018M312833-3
Zone therapy (khusus penyumbatan) by Toni Liem call/sms 0818279229(WA)/085228073158 B00002.2018M313417-3
ANA dewasa ramah,sopan, kulit bersih,terima pijat pria & wanita Hp: 082133005539
ARSITEK Griyaditya.Arsitek&kontraktor.Desain 3D,IMB,gbr,Htg strktr,RAB,bgn baru/renov.082226915669
SUMUR BOR ”KurasSmr/Bor svspompair sdtWC kranBuntu P.Mitro WA087755822897 Demangan 082135817893Jakal
B00002.2018M315435-3
Jasa gambar bangunan 3D,renov, IMB,bangun baru.H: 085228974246, www.efisien-bangunan.web.id
B00002.2018M314580-3
A ’ hli smr/bor/suntik/svs pompa air/sdt WC/salBuntu.H: BIN,Jl.Magelang/ Concat: 087839664847
B00002.2018M314484-3
Konstruksi Baja,Bangun Pabrik, Gudang,Pagar,Tralis,Arsitek. 0817266893
B00812.2018.315482-3
-SmrBor tembus batu alat mesin-Smr Suntik/gali/resapan dll085101173321/081325959520 Murah
B00002.2018M313392-3
BANGUNAN 20th Lebih pengalaman dibidang segala pekerjaan bangunan . 085291382305 Insaalloh&amanah
B00812.2018.315485-3
Ahli SmrBor sdtWC salMampt Zauji 082221778900 Jl Wates,Timoho, Jokteng,JEC,Tajem,Berbah DIY B00812.2018.314501-3
B00002.2018M315272-3
Ahli smrBor(20-100)Tembus batu/ gali/resapan/Psg&svs pompa air 085100333665/08562878665 Grs
Bengkel Rmh, Anda Bth Tkng Profesional Hub P.Yanto HP&WA 081227116883. Sms aj kami datang
B00812.2018.315486-3
B00692.2018.313806-3
Pelaksanaan Bangunan Gedung,Rmh/ Ruko/KosBsr/Kcl Baru/Renov H:SAE 085602001444SMS/WA KmDtng
Ahli smrBor20-100m suntik svs pompAir smr gali salurnBuntu P.Nur 081226561001 Blawong24jam
B00896.2018.315710-3
Mbah Trimo Tkg Bor Dalam0-150m alat sndri psg-svs pompaAir sgl merk sdt/WC/sal buntu grnsi 1th 085102166637/081904000037
B00812.2018.312576-3
Perbaikan Rmh Bocor Talang Dak dll.Minat sms Tukang Lsg 081804322019/081226401661 Garansi B00002.2018M315048-3
Specialis kebocoran talang dak, kredos,kmr mandi,atap&renovasi brgaransi HUB081327140961
B01347.2018M314775-4
P.Adi Blawong Ahli sumur bor/ suntik gali/sedot wc,mpt,psg/srvs P.Air.081227596059 lsg tkng
B00002.2018M315784-3
B00002.2018M315419-3
Suntik beton atasi beton bocor retak keropos.H: Pak Dwi,CV.Gardita 0274-372487/08122742964
Sedot WC, Svs pompa air 24jam Bor sumur 12m-150m sal buntu H. Bayu 087838452245 Jl.Monjali
B00812.2018.315653-3
B00812.2018.314749-3
ServisPompaAir sedotWC salMampet sumurbor suntik WA 085100412459 Abdulmalik Umbulharjo sgr
BIRO IKLAN ’Psg Iklan Tribun/KR,BikinSpanduk, NeonBox,RuningTek:B2D,Jl.Antareja9Wirobrajan081227919789
B00002.2018M314860-3
B01347.2018M315359-3
Aprilia Msg Full Body 5 KapsterMuda Cantik,Semok.Jln.Mgl.Km.9.Brt. PringSewu.WA:08773805095 B01126.2018M315698-3
Ayu,Ana pijat 70rb AquariusReflexy timur pasar Cebongan087839241530 B00198.2018M315738-3
B.Sum 3trps cpk kseleo perut tdk enak krik.Tiap hr bka P4an Gedongkuning ktmr.085801292164 B00002.2018M314882-3
Bowo32th (satpam)terima pijat capek dit4/panggil.Bertenaga.Dijamin fresh&beda.087731387048 B00002.2018M314251-3
Bu Ida dngn 5 trapis yg sabar H:081809260077.pin DD040CD6. rr tmr dpn Suradi pasir Modalan B01347.2018M315051-3
Bu Wiwin spesial pijat terapi pegal² dan capek, Jl Parangtritis KM 15,5. Hb: 0821 3884 8584 B00002.2018M312305-3
Bunga Jelita Massage Tng Wanita Good Looking N Good Service, Call:0821 6308 3348 B00896.2018.315907-3
Erninda trma masage.sbar,sopan, ramah pasti fress.minat wa08232 9301794/T:087834240713.NoSMS B01126.2018M315896-3
ExoticSpa mlyni tradtnl mssg llr, body spa.RR Utr no19 Mgwhrjo, Slmn087838185577(tdk bk cab) B00198.2018M314344-3
Griya Pijat Capek Muslim Cah Jogja Bk:08.00-20.00 Anak2-Orgtua Blk Kampus UTY 085101858781 B00002.2018M314094-3
Inez Special Mssge Kebugaran Plynn di jamin Ok Hub:082243366667 kss dipggl ya no sms B00001.2018M315451-3
GIGI PALSU AhliGigiMuza psg gi2 palsu&bhel grnsi&brkwlts hrg promo mul45rb 087839090836 Bsdpggl kmnsj
B00165.2018.314257-3
BIRO JASA Jasa Perijinan IPT IMB Pecah Sertifikat Pengeringan dll Telp: 081908055748-085100244385
B01347.2018M312583-3
Pasang gigi palsu kualitas bagus rapi & nyaman di pakai dgn tng profesional 081578650375
B00165.2018.315745-3
B00002.2018M315146-3
BIRO JODOH Jnd 42 thn cari pendamping hdp muslim.mapan.Hubungi 087838944553
Pasang gigi,sambung gigi laser,gigi valplast. Brkwlts&nyaman dipakai. Tlp/WA 081578944994 B00002.2018M315329-3
Javana Msg Jl.Magelang Km11, Lenna,Lisa membrkn plynan sabar& ramah 087839910505,BB 21E13D58 B00812.2018.315320-3
JogjaSehat Massage thrps pglmn free soft drink ruang AC parkir belakang Tlp/WA081225447170 B01347.2018M315189-3
Massage Kebugaran Pelayanan Ramah Sabar Khusus ditempat dipanggil Hub:082143616356 B00001.2018M315449-3
Massage untuk capek khusus di tempat buka pukul 09.00-21.00 Hub Rinda WA 08567393666
B00001.2018M315904-3
B00002.2018M315776-3
Puasa sdh dekat sekali Ayo segera pilih jodohmu di serasi 08385045760
MAY=0877 2363 1781 mssge:full body dgn usia 23th,di jamin OK kss di pggl.bukti kn
B00692.2018.315881-3
B00001.2018M315737-3
Mbak Anik pjt cape2 lekas sehat RR timur dpn garasi Damri masuk 3rmh ke Tmr H:081327626583
CLEANING SERVICE Ahli Kmd wstfel,Bathup brkrak ksam/htm jd brsh/br Trma Ples mrmer,Traso,Grnit 087738188159
B01347.2018M315052-3
mBakTitik MssgeTrdsional Cpk Ksleo bgAnda yg ingn fresh, rilek dtmpt/ dpnggl H:087843300929
B00002.2018M315498-3
Brshkan kmr mndi wstafel batub closet brkerak kotor hitam.Hub 085228739434 brsih trbukti
B01347.2018M315473-3
Mimin Pjtsehat capek2e.d dll dtmpt ramah 081548267782 JECkeTmr 200m blkg pomBnsn keUtr100m
B00002.2018M315280-3
MONEY CHANGER
B01347.2018M312976-3
Nabila pjet cpk2 krk llr djmin fres JEC kTmr400m PomBensin keUtr400m (4trpis) 081904021340
B00812.2018.315656-3
SWALAYAN Pintu Jati 295rb,mhni 200rb,kusen jati 59rb/m.Mulia Jati Jogja 08122771627
B01347.2018M313203-3
Nita 20th.Cantik,ramah&tarip trjangkau.Di RingRoad Sltn.SMS/ WA:085600399914 ditmpt
B00896.2018.315905-3
LAIN-LAIN Yang butuh tanah urug (puing)silahkan ambil di Pakel gratis stok terbatas.Hub:081281080373
B00002.2018M315019-3
Pijat capek² tenaga pria kusus pria PakAfan 45th bisa ditempat&dipanggil. WA 087738050585
B00002.2018M315774-3
B00002.2018M315810-3
B01347.2018M315354-3
HERBAL SusuNabati plancarASI mama soya tbktiMnmbh kwnts&kwlts ASI.Di Apotek/Mnmkt tdkt 0817278232
B00001.2018M313732-3
B00812.2018.312686-3
SEDOT WC ’Murah/sdtWC,penuh,bntu/ahli smr/ svs PomAir/087739394535,Gamping/ 085641590049 Janti,Maguwo B00812.2018.313928-3
B00002.2018M314980-3
Obat telat bulan asli kw1(Depkes) aman,tntas,brgrnsi,no tipu2. bs dtmpat. H: 087739010401
B00812.2018.313931-3
B01347.2018M313791-3
Ahli SdtWC,SalBntu,SmrBor/Suntik, Gali,svs,pomp air.P.Mur Yk 085100442374/0817228556 LsgDtg
Telat bln 399rb COD gnsi pk 1x lcr&tdk tertipu Tablet BPOM-F’CARE 082257468369
B00812.2018.312886-3
B00001.2018M314431-3
B00812.2018.315324-3
PngurasnWC cptbrsih dgtruk tangkikhsus tdkcpt pnh lg.H:Chandra Kirana12 Sagan 562858/589589 B00198.2018M312605-3
SdtWC/SalBntu/SmrBor P.Yatman Jl.Wates/Gamping085100400668 Jakal/Monjali085292531172LsgDtg B00812.2018.312885-3
SdtWC/salBntu/smrBorP.Mugi. H:087739270571 Jl.Godean/Gamping SVSPompa Jakal085327539598Cpdt B00812.2018.312884-3
B01347.2018M314076-3
Dbeli Hdup/Mati/Rsk Laptop,PC, Kmpter,LCD,LED,TV,PS3,HP,Cam DSLR,dll WA/SMS 081326616107
REKLAME Monggo.Neonbox,P nama, repainting, letter timbul,acrilic,galvanis,stai nless.T/WA085878719000 B00002.2018M315806-3
SedotWC/kurasWC/WC mampet 0818282016 Jl.Bantul-Jl.Godean 085103127999 Kalasan-Jl.Wonosari B00812.2018.314233-3
WC penuh/septic pnh sal mampet svc P.Air sumursuntik timba rspan air H085102884317 lsg Tkg B01347.2018M313508-3
Dbeli TV,Led,lptop,comp,AC,kulkas, mCuci,mebel,sofa,etalase,tape, sprgbad,dll.WA087830390888
REPARASI Ahli TV LED&TabungPak Budi, Langsung Jadi”Mudah&No Repot”Telp/ WA=Jogja,Klaten,Magelang.X= 081803491818,T+085228491818
SKRIPSI Siap bantu skrpsi,tesis&dest all jur.Era(Jl.Janti Gdngkuning blkg STTL)551461/0818277603
B00001.2018M313363-3
B00001.2018M312579-4
B00001.2018M312263-3
B00896.2018.315704-3
OBAT ”Akurat Mengatasi Tlat Bulan”trbkti 1x pke obat djmn tuntas. H”08572992-5777 gransi 100%
085100419954 sdtWC,smrBor Dlm,salBntu Semaki-Wirobrajan P.Zahid 081215501288 Jl.RingroadUtr
Moro Lancar,sdtWC,salBntu,svs pomAir,SmrBor 085100432762 Jl.Wates.0817228577 Jl.Mgl lsgdtg
LAIN-LAIN Cash/Krdit trmurah TV LED klks Mcuci AC DVD Spk PS alatRT Game camera MT Haryono24(387021)
Pijat Dewi Melayani Pijat Capek2,Urut Dan Kerik Hp/Wa:082136106297 Ditempat
SABLON
PERCETAKAN
B00002.2018M313766-3
ASSESORIS 2ND Com.Jogjatronik lt.2/72.Ready stock PC,LCD,LAPTOP seken build up.HP Lenovo Dell.WA 08123120077
PENGOBATAN Bpk/Ibu pny keluhan vitalitas hub pakarnya P.Parjo 0817465887 mtd pjt dijmnsembuh tnp obat B01347.2018M314220-3
Ibu Ida special sembuhkan lmh shwt,ED&bsrkn Mr.P Dijamin tuntas.085601939252/089672104375 B00002.2018M315779-3
Kwatceng madu.Utk pria+perkasa+ kuat+thn lama.100% herbal rempah kuda laut ceng.Bikin joss 2jam. Rp100rb.Buktikan!H:TO sehat sltn mall malioboro.K24 Sturan,K24 Srgenen.0831 4920 6314 B00002.2018M315648-6
Massage Tradisional Capek2 memulihkan Stamina Lulur Khss diPanggil H:Ibu Dewi 081390267799 B00002.2018M315763-3
ObatKuat,Viagra.PmbsrPns, Hammer ofThor,Vimax,TitanGel.PrngsngW. Alat Bantu P/W.AZAY:087739300704 Jl.Mglng Km12 Sleman
SHAMPO Shampoo noni BSY BPOM,Theraskin, Crystal-X,dijamin murah & asli,SMS/ WA only:087838267678 B00001.2018M312268-3
SUPLEMEN Metode baru Turun/Naik Brt bdndg sehat tnp meninggalkan makanan favorit.WA/SMS 08175488088 B01126.2018M315682-3
Tukarkan Lemakmu menjadi Uang! Saya Turun 15kg/4bl lbh sehat& Berstamina Tlp/WA:08179411767
LAPTOP Dbayartunai laptopkmpter TV LED LCDspeaker dll normal/rusak dtampung sbnyk2nya082136411799 B01347.2018M315055-3
Dibeli laptop kmptr LCD TV HP camera all knds siap jmpt hrg ok H 0896 5607 2346 B00002.2018M315642-3
Kmi bli hdp/mati laptop/komp/TV/ LCD/LED/AC/Mbel/sofa/lmari/dll brongnOK WA/Tlp087838251555 B00002.2018M315267-3
REPARASI Servis panggil Comp,Printer,Laptop. Hub Standard Komp 0274-372467 / 081802797001 B00002.2018M315573-3
B01126.2018M315890-3
B00165.2018.313230-6
Pijat full body treatment buat lelaki dgn pemijat/terapis pria tempat bersih:081336124175 B00002.2018M312477-3
Pijat kebugaran dijamin joss rasakan sensasinya coba aja pasti puas 087839276882 B00002.2018M313932-3
Pijattadisinl Amel cpk2 krik llr Wonocatur lmpumerah blokO kesltn 300m knnjln 081903472300 B01347.2018M315873-3
Pijet sehat bu Yuli pijat reflexy,pjt keseleo,pjt capek kerikan,urut bayi. No 0895601387458 B00812.2018.315483-3
PjtBugar 70rb Pngbtn lmhSyhwat100rb 90mnt NoPlus Jl.GodeanKm10 087739312147 WA087812502203 B00165.2018.315867-3
Risma Mssg, mlynipijat trdisional, lulur,kerik,ramah sopan WA:081915527578 khusus dipanggil B00198.2018M312610-3
Rita massage AllIn Jakal Km19 dtg&buktikan 087839935358/ 08562949292 keibuan bs pjt B00002.2018M314057-3
ShaquirA Masage 25th Hotel Jl.Paris Km1 Masage 100/jam dijamin Fresh&Rilex WA:087734599650 B00165.2018.315828-3
Sintia masage memberikan plyanan sbr/ramah djamin fresh&rilex kss dpggl 081229 313 818 ok! B00002.2018M315595-3
Spesialis pijat khs laki²,Jl Paris km15,Patalan,Pom bnsn kslt.Ibu Reni Bariah,081390233408 B00002.2018M312764-3
Terapi diabetes & masalah laki-laki Hub:081915549382 Bu Rita NO SMS B00002.2018M315305-3
Terapi Pria 22Th Mssge Man For Man Service memuaskan Hub:Rendra no/wa:089620310394
GADAI ”Gadai tanpa bunga Mobil/motor +STNK HP,tablet,laptop,TVLED,cair tinggi 087738443488
CATERING
B00896.2018.315910-3
HilangSTNK AB6530RU An Hartarini &SIM C An Mukti RahayuSrta KTP An Mukti Rahayu087838248194 B00896.2018.315911-3
Hlg STNK AB2305RA a/n Erni Retnowati d/a Tahunan UH 3/311 RT13/03 Kel.Tahunan UmbulharjoYk B00002.2018M315808-3
Hlg STNK AB2902ZY An Gustine Devi Novita Saragih, Jl Titi Bumi Timur Gadingan No6 RT/W09/ 03Banyuraden,Gamping,Sleman,Yk Hlg STNK AB4096IN a/n Lin Kustantina d/a Jl.Delima no54 Ngringin 2/18 CCT Depok Sleman B00002.2018M315861-3
Hlg STNK AB5981BI a/n Betani d/a Ambarsari Purbonegaran GKV/1248 B00002.2018M315856-3
Hlg STNK AB6047RH a/n Noor Hazam Aji SH d/a Klitren Lor GK II/313 Rt15/iV Gondokusuman Yk
B00002.2018M314055-3
0858 7857 8464 WA/0878 3831 0485.Gadai motor/mobil/bpkb langsung cair,aman&resmi tnp surve
B00002.2018M315846-3
Tlh hlg STNK AB 2820 CG a/n Uswatun Khasanah Krebet RT 01 Sendangsari Pajangan Bantul.
B00001.2018M315406-3
5 Menit cair tanpa bunga mobil/Min motor th12+STNK HP,Laptop,TV LED,cmra DSLR.085228886251
B01126.2018M315897-3
B00002.2018M314053-3
Anda mau jual surat gadai atau jual laptop,TV,LCD,LED,TapeTronik(legal). Hub:082322728121 B00002.2018M315783-3
Bth dana mddk cpt&lgsg cair.Jaminan Mtr+STNK/BPKB Mtr aman& resmi.085100875853/087838100580 B00692.2018.315337-3
Dna lsgcair.Jmnn BPKB/ttpmtr/mbl+ STNK.Amn&dpt cshbck.JlGodean Km4.085747000838/087738829877
PESAN ANTAR PsnAntr NsBox/uthAyam PggKltn GuramiBkr,Tmpeng,Snack8rb Matur Tengkyu 4436901-087839676698 B00165.2018.314659-3
PENGUMUMAN Menerima konsultasi masalah keluarga,rumah tangga&pernikahan. HP/WA 085601802433 Aritus,SHI B00002.2018M315154-3
Nikah Siri Cara Islam,Biro Jodoh, Rukyah Syariah.Hub:Ust Kyai Muh/085102806650/085728112253 B00879.2018M315673-3
B00001.2018M314410-3
Gadai BPKB mtr/mbl cukup KTP,KK 1jam cair No BI cek No surve pendatang ok SMS 087739333373 B00896.2018M315565-3
KARTU KREDIT Gestun buka tiap hari Senin sampai Sabtu jam 09.00-16.00 WIB. Hub:081391316899 B00002.2018M315655-3
Gestun&Pelunasan CC murah,seninJumat 09.00-17.30,Lokasi Gejayan WA:082136945750
FOTO COPY Jual Foto copy all type paket usaha awal hrg mulai 12jt. 0818 0403 4320 / 0813 9161 8640 B00812.2018.314746-3
Mulai 10jt FC PROMO TERMURAH. Ready stock Canon IR 5020/5000. Minolta 350/521/601 H:081914601912 B00074.2018.315721-3
B01126.2018M313699-3
KREDIT ”Bth Dana Cepat jmn BPKB mtr/ mbl pasti cair bunga rngn cair tggi plat luar bs.085877005252
B00812.2018.315323-3
Service mebel Plitur Melamin Jok Kursi rotan dll.Terima Jual-Beli mebel lama.087838275020
B00002.2018M315764-3
B00002.2018M315786-3
Ada solusi dapat dana 1Jt-5Jt tanpa jaminan utk krywan/wrswasta. Hub/SMS:085642393808
Sofa Nikita+Mj=1550.KasurBusa INOAC 120x200x15=650.Sinar SuryaJl.Bantul 7,5/088802822389
B00002.2018M315287-3
B01126.2018M315709-3
Bank Syariah,pembiayaan u/brbagai kperluan anda.Jaminan BPKB/Sertifikat.Ridzo 085643464080
B00002.2018M315443-3
B00001.2018M313643-3
Butuh dana modal usaha?Jaminan BPKB/Sertifikat.Cepat&murah.H:Ari 083840120708/08174113655 B00001.2018M313649-3
Cukup dg Jaminan BPKB/Sertifikat.Kebutuhan dana anda tratasi. Prss cpt.Anggoro 085729547987 B00001.2018M313652-3
Dana cpt lgs cair BPKB mtr&mbl sbrakan,pajak mati,TakeOver rsmi24jm:087738690222-085865720886 WA081315690799 pinD2C25CD7 B00002.2018M315650-4
Dana tnai KLT 5mnt BPKBMtr/Mbl Prsscpt Dibnt,CairTnggi BngMrh. Heni 087739577771/0811275992 B00896.2018M315567-3
DP0 HP Vivo V7V7+ Oppo F5 Xiomi Samsung laptop Lenovo Asus TV kulkas Mcuci 085643166354WA B00002.2018M315780-3
Gadai BPKB mtr/mbl cukup KTP,KK langsung cair NO BI cek NO survey. Hub:Helen 087821300110 B00692.2018.315680-3
Kembangkan usaha dgn system Syariah.Mudah&cpt.Jaminan BPKB/Sertifikat.Santoso 081904183858 B00001.2018M313647-3
Kredit harian Yamaha DP 800an proses mdh&cpt tnp survey lsg krm hadiah TV 082134710942
Sgl ttg AC ruang:Srv,Bkr/Psg Sw,Psg AC Baru/Bekas (bs TT) Selaras Alam AC.Hub:081226954977
B00896.2018.315906-3
087739344131(kota)081915554651 (Sedayu)layanann kredt Mingguan jminn trtulis 750-2Jt.H.Sgr!
Butuh dana modal usaha?Jaminan BPKB/Sertifikat.Cepat dan murah. Hub:Yunto(0812 2951 5413)
B00002.2018M314477-3
Cuci AC 50Rb tmbh freon60Rb bnkr/ psng AC 250Rb serv Mcuci/kulkas125Rb.Bgaransi082172749082
MEUBELAIR BARKAS Jual RATUSAN almari mj krs,dipan buft kusen pnt jndl dll,Jl Bugisan sltn08122700229
’Butuh dana cepat titipkn motor atau mobil anda pada kami atau BPKB,prosesCpt.087838632727
B00001.2018M313648-3
B00002.2018M313627-3
Bantul Teknik servis AC,Isi Freon, pasang AC. WA 085740964788 Aryo
B00692.2018M313507-3
B00002.2018M314573-3
Bntu kredit KPR/Take Over/Multi guna data diambil min100Jt NoSMS 081804352360/081227173600
AC AC. Chiller. Frezer. Refrigation. Call 0274 865211 APITU Member Yogyakarta
B00002.2018M315006-3
PAKAIAN
Spcial Rprasi:Mebel Plitur Ulang, Melamin,Rotan,Ganti cover sofa& bsTT! AsaJaya087838882300 FRANCHISE Franchise Pom Pulsa GRATIS, bagi hasil 300.000/hari, mau? Silahkan hubungi 0822 2622 9060 B01347.2018M315715-3
LAIN-LAIN Apakah anda usia 18-25 thn? pgn bisnis tp ga pny modal? Ikutin Magang Bisnis GRATIS selama 3 bln,dpt Subsidi uang makan 600rb/bln,Peluang dpt Komisi selama Magang Hub:08179411767 B01126.2018M315893-6
Dicari investor pendanaan jual beli property.Bagi hasil per 3 bln Hub:082135601700
B01347.2018M315600-3
BARANG BEKAS Barkas Bantul:Siap beliTinggi Barkas,Mebel,Alat Fitnes,Bengkel, TV,AC,dll CP/WA087739293678 B00002.2018M314418-3
Dibeli barkas:alat RT,electronik, etalase,rak toko,alat bengkel dll. telp/wa085842013639 B00001.2018M313369-3
Mb@ Is Jualbeli brg bks siap membeli elektrnk,prlngkapan RT,etalase, grobakdll.081904175509 B00002.2018M312491-3
B00896.2018.315908-3
Ingin HP Anda jadi tambang uang? Jadilah 70 org pertama. SMS/ WA:”HP” ke 085848906132 B00198.2018M315819-3
Jual/beli baju bekas harga tinggi dan grosir baju sisa import hub 081215263535
HOTEL/PENGINAPAN Anggun 30-50rb nginap kmd dlm,TV LED 32”,free wifi,Aman.Jl Kaliurang KM 19 H:085868248449
B00001.2018M315902-3
B00002.2018M314577-3
Penghasilan tambahan 1-3jt, usia 18-30,siap training & siap kerja WA/SMS 0818488088
Hutama Hotel AC, km mandi, TV. Hubungi : Telp 6645766 atau 087738061411
B01126.2018M315678-3
B01347.2018M312974-3
Pusing??Anda Terlilit Hutang Bnyk Mslh Rezeki Seret SolusiSMT 12jam7Hr Sukses 081904153305
Popi 70-200rb,Fas AC,TV,Heatr MP,PrkrLuas,Jl.Kaliurang km15 T:0274-895484,WA:081325471039
B00001.2018M313901-3
B01126.2018M312231-3
Ush Nutrisi Mkanan Sehat,Part/ Fulltime,1-4jt/bln,MhS,IbuRT, Krywn, Umum SMS/WA081391927312 B01126.2018M313823-3
B00002.2018M315620-3
Pembiayaan berbagai kperluan anda melalui Bank Syariah.Jmnn BPKB/Srtfkat.Ricky 08562503808
TIKET
B00001.2018M313654-3
Pembiayaan modal usaha, konsumsi.Jaminan BPKB/Sertifikat. Hub:Sarno(0813 9228 7573) B00001.2018M313653-3
Pembiayaan sistem syariah,murah, mudah,cepat.Jaminan SHM/BPKB. Hub:Nurma(085868425000) B00001.2018M313644-3
Pembiayaan sistem syariah,murah, mudah,cepat.Jaminan SHM/BPKB. Hub:Nurul(0812 1464 4338) B00001.2018M313640-3
Pembiayaan system syariah,murah & cepat.Jaminan BPKB/Sertifikat. Hub:Irwan (0821 1238 0523) B00001.2018M313655-3
Pembiayaan system syariah,murah & cepat.Jaminan BPKB/Sertifikat. Hub:Rachmat 081804264581 B00001.2018M313651-3
PstiCairHrIni JmnBPKBmtr/Mbl NoSurvei,NoPot.Rsmi&Aman NonAB Bs.WA:081327500706/08122696220 B00692.2018.315681-3
PEMBIAYAAN Butuh dana tekendala BI check/ take over??? Hub SMS/WA 087834467127 B00813.2018M315726-3
Butuh Dwit=Jaminkan BPKB mobil/bis/ truk tanpa potongan,bisa TO,&tanpa BI ceking&terima gadai=mobil/ mtr+STNK.082327758040
KURSUS ’Kursus stir mobil Fadli murah dan bisa antar jemput.Hub:WA/SMS 081328856284 / 0274-388866 B00812.2018.313929-3
3 Jam bisa baca Al-Qur’an, Tahsin & Tahfidz (0274) 4284364 082134415773 amanajogja.com B00165.2018.312553-3
Amana Kursus Stir Mobil,Murah,Cepat Mahir 0274-4284364-08112649978 www.amana-transport.com B00165.2018.312554-3
CVSetyaraya kursus stir djamin bs 1jam bs nyupir.Sdia tnaga pngajar aja.Tlp/WA081229800338 B00002.2018M314794-3
Sln 150,R pengntn 500,Jahit,Behel, Bbrshop,Sulam Als,www.kursuskusumatiara.com 087838244799 B01126.2018M315888-3
Stir AlFattah Maguwoharjo.Utk pemula&spcialis orgTkut.AdaT4 khs latihan.WA/SMS085701155141
B00001.2018M315581-4
B00812.2018.312883-3
Tiara 0813 9546 7373 massage call sabar ramah sopan pelayanan memuaskan kss dpggl ok!
Dana cpt Jmn BPkB mtr/mbl’92upPjk telat/plat luar OK.Hb:Maji WA: 087838609766/ 082225852900
Stir mobil JDS 250rb/5jam Bisa antar jemput 087722248483, www.kursusmengemudijogja.com
B01347.2018M312067-3
B00002.2018M315775-3
B01127.2018M315877-3
B00812.2018.314616-3
B00002.2018M315855-3
KEHILANGAN HilangSTNK AB2417QU An Era Mahakarti&SIMC srta KTP An Era Mahakarti&Mardiyono 087838248194
B00002.2018M315885-4
Pjt capek drh tnggi vrtigo asma keluhn P/W B.Parmi blkgSPBU Singosaren Js60rb087838287965
B00074.2018.315070-4
B00165.2018.315351-3
Menerima Pendaftarn MHS BARU STIE SBI JOGJA Terakreditsi B Prodi Akuntansi & Manaj Bebas Uang Gedung&SKS SPP 375.000/blNett Info&Permhonan brosur:SMS&WA 081329430001 PinBB:D9EC2190
B00001.2018M314147-4
B00198.2018M315313-3
Anda Capek Dan Stres Mau Pijat Dan Rilex Hub: Hesty Hp/ Wa:081227063106 Bisa Ditempat
Mau Pasang Iklan Muraah di Tribun/KR/SM/Solopos/Kompas SMS/ WA:085100544243 Jl.Godean Km6,5
B00001.2018M313733-3
Proses super cpt jamn bpkb mtr, mbl,truk,angkot,taxi,bis,thn19802018.wilyogya 082158556420
B00692.2018.315689-3
B00812.2018.312227-3
B00002.2018M315452-3
B01126.2018M313512-3
CCTV CCTV400rb,ip wifi 700rb,2cam 1,9jt,4cam 2,9jt.Trima srvis&bsKrdt, 081390624333/087739226000
Yudhistira52,mssg trad fullbody,man for man trf skrl std,ditempat/pggl wil Yk.081298308501
SlnPondokCntik Spa.Prwtn:Muka, rmbt,badan,RRsltn.CabJl.Paris GabusanKm9.Tlp/WA.087839978776
*Sehat prima*Ada Caca Dwi Viki Vita Mita Nita jeni Roro dpilih² y u/ reservasi 08170428992
ANTENA Antena TV 250K,P.Mini 700rb, Parabola jaring 1jt,bs krdt&trm servis 0811746432/0816664821
B00812.2018.314748-3
B00812.2018.315654-3
B00002.2018M314204-4
B00896.2018.315909-3
ANGKUTAN Jasa Angkut Murah Tarif DalamRingroad 50ribu Telp:085729991818 /087729991818
B00002.2018M314839-3
WonderfulMsg kpster mantap,Jl. RRbrt P4anDemakijo keutr2Km tmr jln(sblmSlknMtrm)085643030463
SALON New Geisha Sln&body tretmen brt p4an Demak Ijo 300m stlh jmbtn utr/ knn jl dgn 4 traps muda aman,88mlm,087838235199
B00198.2018M315736-3
B00896.2018.315703-3
KAYU JATI DAMAI Tajem,psnan kusen, pintu&jndl khss jati perhutani 081392707079 www.jatidamai.com
B00001.2018M315921-3
’Mas Nur Pijat atau kerik tradisional 50rb HP:083820707334 diT4/Panggil.Benar2 Pijat
B00001.2018M315743-3
LES/PRIVAT Privat di mulai dari titik lemah siswa dr TK SD SMP SMA MHS di Jenius EM.Hub:087838303948
Utara XT Square pijatan strong enak terapis wanita muda 50Rb/ jam Buktikan WA 082220044493
PIJAT & LULUR ’Bale Massage’barat UPN RR Utara30m.Tenaga wanita prof,pjt kerik 90rbWA/SMS: 081804106888
Toko spare part keyboard(ic,lcd, touchscreen dll)&servis kyboard/ piano.0856-389-5172
PEMBIAYAAN Kantorku=terima BPKB mobil/truk/ bis tanpa potongan.tanpa biceking. cepat Hub:082136120110
B01033.2018M315506-3
B00002.2018M314982-3
MUSIK Promo:Disc40% pendft:pno,kbd, vkl,gtr,biola.Nirai Music School. RukoTM12,JagoKM4,YK,T.566473
PIJAT & LULUR Topitu,pjt kesehatan(panggilan &ditempat,50rb1,5jm.pijat&terapis pria)sms&wa082328309687
Trapi kluhan pria/wnt mtde pjt js60rb djmn smbh tnp obat H:B. Rub081804381859(trpi beneran)
B00002.2018M315844-8
B00002.2018M315845-3
ALUMUNIUM Persada(alumunium)kusen/partisi, jndl/pintu,kaca,rollingdor(besi) pgr,tralis,folding gate,canopy, tngga,balkon.082227997666
PENGOBATAN Terima Teraphi Pijet di tempat, khusus Pria. Benar-benar Pijet.Hub 0822 4314 3682 Pak Tri
Ust Mur:Sgl Problem,Prslingkuhn, Dagang Laris,Jual Tnh,Bk aura, Jdh,Pilkada,dll.087825454858
B00001.2018M315397-3
B00165.2018.315848-3
B00165.2018M313724-3
SPIRITUAL ”Ki GaSaG” Peramal Jitu&Solusi Pasti u/Asmara,usaha,nasib,dsb. Garansi.087843219871 No.SMS Kiestu Pamungkas:Perjodohan, Penglaris,Kerejekian,Pelet/Gendam, Tolak Santet,Susuk,dll.Hub: 081390607111/(WA)082220221005
B01347.2018M315457-3
BARANG ANTIK Dijual Khusus Kolektor Keris Sabuk Inten dll Hubungi Telp. 081 2274 3009 nego
SKRIPSI Solusi Prima: Bantu Olda,Skripsi, Tesis,Disertasi Timur Brimob T/WA: 0812 2654 9227
SELASA WAGE 20 MARET 2018
PROPERTI
RUMAH DIJUAL
RUMAH DIJUAL
RUMAH DIJUAL
B00002.2018M314021-3
Cluster JEC Tipe 50/95 hrga 575 jt SHM,IMB,granit,dkt UII,UGM ,UPN,amplas 082135256009
Rmh Siap Huni.Sblh Prumhan Elite Magelang Kota(LT168m2/LB168m2/ KT3,KM1/500jt).087788770887
Siap membantu jual/beli tanah dan bangunan di Jogja.Hubungi:Bpk Rahmat 087738356503
B00002.2018M315395-3
B00001.2018M315392-3
Djl cpt rmh siap huni ling Cluster, LT155m,LB129m,3KT AC,2KM. Baciro-Yog.Rp1,3M.087738388046
RmhSiapakai utara bus Giwangan LT142 LB142 IMB,mblMasuk,AC obral 655JtNego.WA081326541009
AGEN PROPERTI ”Jasa Properti” siap bantu jual-beli rumah dan tanah Sesuai harapan H:Supri 082177581771
B00001.2018M312260-3
DICARI Butuh tanah cpt pekarangan utk kavlingan luas max 2000m² harga max 500Rb/m wil Sleman, Bantul,Kulon Progo lsng pembeli 082242658149/087839535056 B00002.2018M315869-5
KOST Dikost kamar mandi luar di Jl.Sidokabul no.25 Sorosutan Umbulharjo Yk Tlp 085868229024 B00002.2018M315362-3
Kos lkp KM dlm AC,no AC,harian/ mingguan/blnan,parkir luas,dkt PKU UMY 082133616141 B00002.2018M315762-3
Kos putri Pugeran MJII/57 (dkt Jokteng brt).Fas lengkap 400Rb/bln brsih nyaman.08562737363 B00002.2018M315373-3
Kost ptra/pasutri tmr transmart, kmdlm(550)km luar(300-350k). Full kramik.esti088216476604wa B00001.2018M315222-3
Terima kost putra dekat kampus: UAJ USD UNY UGM UIN & UII paska sarjana demangan baru. Hub:081578753868 & 081215390314 B00001.2018M315735-4
Trima kos campuran kmdi dlm di tepi Jl.Magelang km8 Rp 300Rb/ bln.Tlp 087738376985 B00002.2018M315799-3
RUMAH DIJUAL DjlrmhSHM143JtdiSandenBtlL126m² M8m² B56m² sdh kramik,list,mbl msk 2mk.WA087739293678 B00002.2018M314532-3
Hanya 119Jt T-50,2KT,1KM,Carport. Pondok Amazon Green,Tmr Seturan dlm RingRoad 082134536622 B00001.2018M315749-3
Rumah Sentolo 72m HG110Jt&tnh bs usaha Warung.Sedayu 50m SHM Pekarangan H55Jt.081393561717 B00002.2018M314474-3
Rumah type 29 Hg mulai 146Jt’an dkt Wates Kulonprogo kawasan 2HA SHGB&IMB HP:081329391565 B00002.2018M315453-3
5mnt utr RM Pringsewu T51/112 JlMgl km9 diJetis Jogopaten 2RmhSiaphuni 300Jtan087738985091 B00002.2018M315142-3
Butuh rmh ssuaikan dg dana-lks& TP(maaf)stok byk lgs pngmbang jjur&trbuka.Hb 081578018188 B00002.2018M315467-3
Dijual rmh baru tipe 72/103 blkg Polres Sleman kwsn PEMDA Slmn 460JtNego 087838105988 Pmlk B00002.2018M315782-3
Dijual rmh cantik,spek istw.siap huni. Lok.strategis dkt Padma Residence Ringroad.338jt Nego. T.40/75.Hub: 0813.2661.5827 B00692.2018.315336-4
Djl rmh SHM 2LT LT90 LB82 6KT 3KM garasi,Mushola.Lok tmr Gembiraloka.400JtNG.083867196371 B00002.2018M315332-3
Djl rmh siap bgn.Lok Utr Pasar Godean dkt RS Aturot LT120 T45 Hrg350Jt.Hub 081802631435 B00002.2018M315833-3
Djl Rumah Siap Bangun Uk:50/70m2 dkt Pasar Tempel SHM IMB mlik Sndri Hg Ng 08122743009 cpt B00165.2018.314910-3
jual cepat Rumah siap huni 3 kmrtdr type 55/105 SHM+IMB lkplok Karangjati Taman Tirto hy 5 menitke UMY H:082226524630 TP
B00002.2018M315640-3
Perum Mandala Jakal km10 LT60m² LB100m² 1½lantai 3KTdr 2Kmd dapur 08995302638/08122642248 B00002.2018M315628-3
Rmh br T50/100 SHM,IMB,5mnt ke UII tpadu Jakal,nyman,sejuk,mbl msk.299Jt.PYanto 0816687759 B00002.2018M315496-3
Rmh dalam Ringroad Jl.Tatabumi area kampus T45/100=550Jt KPR lgs pemilik WA:08175468883
B00002.2018M315265-3
B00002.2018M315117-3
B00002.2018M315159-3
Dijual rumah siap huni harga 259jt net lok dalam ringroad barat Hub:Tlp/ WA 081802631435 B00002.2018M314339-3
Rmh 250Jt di Sumberan Sedayu siap huni baru T36/73 KPR/Cash jalur Bandara,WA:08175468883 B00002.2018M313887-3
Rmh modern minimlis Ceko T50/90 htga 465 jt SHM,IMB, granit, akses jl aspal 082135256009 B00002.2018M315393-3
Rmh siap huni T50/88 2KT 1KM dkt UMY SHM&IMB mbl ppsn.Hrg375Jt nego.H:087839891809 KPR Ok B00002.2018M315446-3
Rmh siap pakai utara JogjaBay L100 2KT dpr KM RT garasi carport 450JtNego Hub 081250534311 B00002.2018M315625-3
Rumah baru 497Jt 12menit dari malioboro.Beli dpt diskon jual dpt komisi.085729690996 B00002.2018M314792-3
SprMwhElitVillaJlImogiri BrtKm7,5 L110mLb100 2Lt4Kt3KmdLtGrnt TmnKlm:499JtWA087843336660TP B00165.2018.315827-3
Rmh 290Jt di Barat Kasongan,rame siap huni baru T36/80 KPR/cash WA:08175468883
B00002.2018M315577-3
Rmh Baru Segera Siap Huni 3 Kav.Jl Wates(LT102m2/LB36m2/ KT2,KM1/200jt all in).087788770887 B00001.2018M315387-3
Rmh baru siaphuni lngkp kanopi pagar Hrg275Jt.2muka cash bs nego,siap bnt KPR 081336769941 B00002.2018M315249-3
B00002.2018M315258-3
Rmh djl 36/121 SHM,IMB.Hrg 275Jt Jl.Wates km10 aspal dkt pasar 087838854647/082237024007 B00002.2018M315260-3
Rmh masuk 100m dr Jl.Wates km10 Sedayu. 299Jt nego KPR/cash area kampus WA:08175468883 B00002.2018M313889-3
Rmh siap huni 300jt dislatan Ringrod Kasihan Btl bsKPR/Cash dpn Perum Besar Wa:08175468883
500m dr Jakal km9 LT146/LB90 SHM&IMB 3KT2KM minimalis & modern pgar&canopy 081802641888 B00002.2018M315618-3
5Unit strtgs JlImogiri Barat Km5 Ngoto&Km8 Bibis,jln aspal papasan LT110&117 T.70 3KT 2KM Carport 2mobil LantaiGranit 600Jt Ng 0818465555/081327782779
B00002.2018M312452-3
B00002.2018M308832-5
Rmh siap huni/bangun t36:267jt t45:319jt t54:347jt,free biaya2. H.085741323025/087738085676
BU Djl rmh LT:170m2,LB 170m2,SHM, 4Kt 2kmd,Dpr,Grsi 1300W,Jl Wonosari km 6 WA:085643924789
B00002.2018M315658-3
B00002.2018M314353-3
Jual Rmh Joglo Type 84/130 hrg 930jt,Utara Jl.Damai.Hub: 08174124319 B01126.2018M315711-3
Jual rmh SHM daerah Tamansiswa LT132 LB772 KT2 KM2 grsi mbl msk.H600JtNego 085643141954 TP B00002.2018M315292-3
Jual rumah istimewa di Manding jl utama aspal L178m² hl luas Hrg585Jt Hub 08122940246
B00198.2018M315551-4
Rmh baru djl Godean km6 LT107m 3KT 2KM dpr crpt RT Rkel view swah H650Jt H089674675547 B00002.2018M315317-3
Rmh Baru Segera Siap Huni 4 Kav. Jl Godean (LT116m2/LB60m2/2lt/ KT3,KM2/550jt).087788770887 B00001.2018M315388-3
Rmh di gamping Sleman dkt RS PKU &calon Mall Jl.Wates LT922 LB135=650Jt aja WA:08175468883 B00002.2018M313892-3
Rmh diPerum Sidoarum L140m 3KT KM grsi dpr hlmn dpn lok elit 750Jt istimewa H089674675547 B00002.2018M315316-3
Rmh djl.LT130m².LB116m².Lokasi Jl.Beringinraya(Perum.Puri Larasati,Tajem,Maguwoharjo.Dkt stadion-JogjaBay-LotteMart Harga 2Milyar nego WA:081393909170 B00002.2018M315301-5
Rmh LT400 LD25 LB175 3KT 2KM grsi,amn nymn,ada sisa tnh dismpng rmh.650JtNG 085100400672WA B00002.2018M315126-3
Rmh mewah Jl.Kaliurang km6 dkt UGM LT272 LB115 murah 2,2M bs KPR nego WA:08175468883 B00002.2018M313891-3
Rmh siap huni dkt IKIP Wates lingk perumT80/100 3KT+2KM SHM&IMB 549Jt nego.H:087839891809 B00002.2018M315445-3
Rmh siap Huni LT150,LB125 2Lt Hook,tmr Psr Stan Mgwo dkt Bandara, 3KT,2KM,Crpot.081328747999 B01126.2018M313520-3
Rmh Siap Huni.Perumahan Elite Magelang Kota (LT449m2/LB700m2/ KT7,KM4/3.5M).087788770887. B00001.2018M315390-3
B00002.2018M315646-3
Rumahbaru lok utrISI type 100/141 4Kt 4Km carport taman hrg775ng 08122942165/ 087839406245 B01347.2018M314486-3
Tanah 700m² bonus rumah 400m² asri 2 lantai 3,2M jakal km 7 sengkan,budi 081259196810 B00001.2018M314425-3
RUMAH DISEWAKAN 4KT KmrUtm AC WterH Grsi bbs banjir 25jt/Th Nego JlXurang Km6 GgSumatra F50Yk 081914628554
B00002.2018M314999-3
B00002.2018M315821-3
Dijual tanah 200m² 200JtNG lokasi samping batas kota Wonosari Tlp/ WA 081312423792
B00002.2018M313457-3
Jual tanah SHM LT 373m LD19m Ds Grembyangan Madurejo Prambn Hrg 900Rb/m NG.PH 082221953808
SHMP 303m2.LD12m cck u/Kost,sltn UII,Utr Ponpes Jl.Aspal hdp Timur 3,5jt/m. 081328747999
B00002.2018M315132-3
B00002.2018M315315-3
Dijual tanah L200m² Lok depan batas kota Wonosari 200Jt NG.Tlp 085642891354
Jual tanah SHMP LT370m LD20m Ds Joho Prambanan Hrg 1,2Jt NG.PH 081217412772/082221953808
B00002.2018M315130-3
B00002.2018M315314-3
Dijual tanah LT688,LD28,pinggir jl magelang km9 hadap timur.(dkt 4an denggung)082243437711
Jual tnh pek kampus PGRI mangku aspal luas 595m ld 14m h2,5jt/m lgs pemilik 085727713085
B00002.2018M315200-3
B00002.2018M315635-3
Djl tanah pkrgn LT192m LD14 lok:Jl Kabupaten msk 200m SHM Hrg 2,3Jt nego hls.H085102595476
jual tnh pek strategis u/ush/ruko mangku jlWates km13 LT187 LD12 H640jt.Pmilik085727713085
B00002.2018M315330-3
Djl tnh pek kali abu banyuraden gamping brt ringrut 75m sel rel 75m luas 1387.H08112504535 B00001.2018M313836-3
Djl Tnh pek SHM LT251m² hrg nego.Hub:Ibu Netty HP 081398815014 lok Kersan Kalasan Slmn DIY B00002.2018M315170-3
Djl tnh SHM 196m Purwomartani 166m 506m Hrg2,3Jt/m dekat SD Mode Jogja Bay Hb 081328367534
B00001.2018M315767-3
B00002.2018M315433-3
Dikntrakan rmh 3kt 2km 15,5 JT/ thn,tambakboyo dekat Amikom,UII ekonomi,UPN.Hub 08125531276
Djl tnh SHM L164m2 Jl.Wonosari Km8 keUtr 200m.Jl.Aspal mbl simpangan 1,9jt/m.08562856934
B00001.2018M314538-3
B00002.2018M314507-3
Dikont Perum Ngestiharjo 2 sel UPY Lt115 Lb70.3KT AC,dapur set,W.Hiter,Carpot.087838800647
Djual Murah Tanah Kav.Jl.Merpati Solobaru Rp5jt/m².Luas 202m²& 161m².Hub.Indah.085802778798
B00002.2018M311431-3
Dikont rmh dlm perum jatimas kios 2KT,Kmr tamu,dpr 8,5Jt/th Jl.Wates km8 WA 087738425502 B00002.2018M315441-3
Disewakan bangunan u kantor/bank 2lantai.LT224m LB314 Jl.Johanes kota Yogya.Hb 08122693087 B00002.2018M315477-3
Disewakn rmh Citrasun Garden Kalasan(dpn KR)CS5/6 KT5,KM4, garasi,hg75jt pmlk 085260433064 B00002.2018M315202-3
Disewakn rmh Pogung Kidul blok D33(spg Masjid Pogung Raya) KT5,KM3,grs,crport 082243437711 B00002.2018M315199-3
Dkntrkan Rmh uk7x15 4KT1KMGrsi mbl msk.Lok Jl Pemuda Bantul Km9 Teruman. Hub:085799300102 B00002.2018M314998-3
Dkntrkn rmh graha Yasa I-3 jln paris,kt4,km2,r tamu & dpr luas,24 jt/th telp.081804297912 B00001.2018M315514-3
Dktakn rmh 2KM tdr Kmd dpur di Barat Kid Fun blkng psr Paeng.Hub 085868812408 B00002.2018M315436-3
Jlry.Purwanggan 2Paviliun ex kantor 1KT perabot AC grs RTluas halmn pgr H:0877.3871.8183 B00002.2018M315148-3
Rmh T36 perum Salsabila E11 Jl.Wates km9 Gamping dkt jl raya,klg Muslim 7Jt 081228334780 B00002.2018M315758-3
TANAH DIJUAL 7 Kavl Tnh Dkt GOR Pangukan Lt105,120,106,dll SHMP Ling Aman Nyaman.H:087738388555/ 2882570 B01127.2018M315879-3
850m²dpn GOR,BPN Sleman Tnh SHM.Lbr:17m Pjg:50m menghadap jl besar hrg nego H:081578062424 B00002.2018M315576-3
99jt Tnh SHM264m2 lok ideal nymn asri 1mnt dr jlUtm Srandakan-Yk/ jlBndra baru 087719517771 B00385.2018M315734-3
Apik murah-Pkrgn jlutama PajanganBtl-dkt UIN-2400m LD20m(ngantong) viu sungai-081229706699 B00002.2018M314728-3
BU djl tnh kav LT100m,hrg 3Jt/m nego.Lok 1,5km utr std Maguwoharjo Slmn.Hub 0821.3830.3598
B00001.2018M315410-3
Djual swh bs dkrngkan 600m dpn 6m hrg 500/m nego lksi Pandeyan Jl Imogiri Brt km 5 HP:087739753856. tdkWA tlp/SMS aja B01347.2018M315870-4
Jl.Mgl Barat Polres Sleman LT125m LD12m H160Jt Bangunjiwo LT120m LD8m H100Jt 08562856302 B00002.2018M315465-3
JlKabupaten Sleman-swh kering (L387m+L480m)LD24m-jlaspal mbl pmpgn-dkt mkm-081228899150 SHM B00002.2018M314734-3
Jual cpt murah SHMPEK 109m²/95Jt NG akses aspal jauh mkm lok dkt komplek perum Gama Turi Slmn 082242658149/087838535056 B00002.2018M315864-4
Jual cpt promo SHMPEK 250m²/ 185Jt NG akses aspal jauh mkm lok 2menit utara BRI Seyegan 2,5 km brt LP Cebongan 081328566088/087825450967
B00002.2018M315637-3
Jual tnh&bangunan L954 440 ±370 SHM lingkungan kampus nyaman. Hub 081393712110/087838790234 B00002.2018M315318-3
Kapling di Gamping Sleman dkt calon mall LT240=300Jt bs kredit bank WA:08175468883 B00002.2018M313895-3
Kapling di Pajangan Sedayu LT.8590Jt area jalur Bandara Br Rongroad Baru WA:08175468883 B00002.2018M313894-3
Kav Prenggan Sidokarto Godean L100m2.H200jt jl4m dr jlbsr100m 081325970076/089507478088 B00002.2018M315391-3
Monggo..Pek LT150/9 Galur KP jl cor.Mbl msk.Ling asri nymn huni.Hrg75Jt Tlp/WA085878719000 B00002.2018M315295-3
Murah bgt.SHMP 839/27 Pandak Btl. Hook,jln cor mbl smpgn.Hrg 350jt/ ng.Tlf/WA 095878719000 B00002.2018M315804-3
Pek bagus-sltn UMY-tepi jlutama Bangunjiwo Bantul dkt UIN-L1640m LD30m-Huk-08175464300 SHM B00002.2018M314737-3
Pek dkt kmp ISI Bantul-L325m LD12m-jlaspal mbl smpgn-dkt jlraya-2,6Jt/m-081226464012 SHM B00002.2018M314730-3
Pek rata bagus-Brt Masjid Agung Bantul-L324m LD12m-jlcor mbl mskdkt jlaspal-081226464012 B00002.2018M314729-3
Pek Utr kel Bangunjiwo Bantul dkt PADMA-L218m LD12m-jlcor-ramai-truk msk-081229706699 SHM B00002.2018M314731-3
Pekarangan LS1430m Rmh tingkat ±300m P.Bumi Jl.Wonosari km7 aspal 3,5Jt/m.Hub:087892344884
B00002.2018M315866-5
B00002.2018M315608-3
Jual murah SHMPEK 109m²/95JtNG 2muka aspal jauh mkm lok500m utara Kel.Candi Binangun Pakem Slmn081326986855/087821007986
Pkrgn dkt Kamp ISI/AKBID BantulL:347m LD:24m-Mobil Msk-Cck u Kost/Kapling-081328885886SHM
B00002.2018M315863-4
Jual pkrangan HOOK SHM 219m2 mk 10m pinggir jl aspal dkt dgn ringroad sltn.H.082133759908 B00002.2018M315814-3
Jual pkrangan SHM Banguntapan akses jln 6m dkt ringroad LI 28m2/134m2.Hg2,8jt.087739171730 B00002.2018M315830-3
Jual tanah dkt UII utk kost murah L 1064m² 1,9Jt/m cpt dpt Hub 081902522565 B00002.2018M315297-3
Jual tanah kav 110m SHM dkt Lottemart-Maguwoharjo,dkt Ringroad,dkt Pasar H:081226081696 B00002.2018M315168-3
Jual Tanah Kav.Grogol Solobaru Skh:5jt/m².Luas:167m²,165m²,164m². Hub.Dwi.081215576858(TP) B00001.2018M315412-3
Jual Tanah L:3.200m2 mangku +akses jln aspal Ld:45m dekat obyek Goa Sriti Full Tanaman Jati,Pemandangan Bagus,gunung dan kali(sungai) hrg:111jt Lok KulonProgo H:085747236144WA B01127.2018M315878-6
BU tnh pek 250m LD14 lok timur Ringroad Timur 100m SHM Hrg nego minat Hub 081275062761
Jual tanah pekarangan 371m di Kotagede pinggir jalan aspal Rp.3.5jt/m Hub: 081226222726 Maaf jangan SMS Yang serius saja
B00002.2018M315807-3
B01347.2018M315598-4
B00002.2018M313171-3
TANAH DIJUAL SHM Pekarangan LS183m² LD11m Hrg90Jt blkng perum Fascovilage Bangunjiwo Btl.HP 08113900456
B00002.2018M314739-3
Rmh baru 60m² SHMP full fslts&akses bgs bs KPR Prambanan 170Jt CP081328107819 082226365322 B00002.2018M315611-3
Rmh di Glagah Tamanan Bntl hrg 400jt Kt4 mbl msk dan 300jt Kt 2, ada garasi H:085780477216 B01347.2018M315871-3
Sawah 1050m LD10m jln aspal 5m lok Jl.Godean km12 msk 200m.Hrg 650Rb/m H:081290846817 B00002.2018M315177-3
Sawah 5HA mangku jl Nasional Sedayu 2,1Jt/m+sawah 4HA mangku aspal Sedayu 600 081804368315 B00002.2018M315619-3
Sawah L372m SHM dkt Kelurahan Purwomartani Kalasan jln aspal. HP:081804288877/085101188030 B00002.2018M315491-3
SHM kbn jati 8500m2 LD70m mangku jln truk msk 100rb/m bisa TT mobil Krambilsawit Saptosari GK H 087705493566 B00813.2018M315380-4
SHM L241m LD15m Lbang190m diNusupan Trihanggo ut Prm Nogotirto dlm rrd brt 1M 085100408725
TANAH DIJUAL
B01126.2018M313518-3
SHMP dlm permhan 600m2 LD12m blkang rest pacific dpn TVRI H 2,7jt/m H 087705493566 B00813.2018M315378-3
Strategis u Ush-Tnh L300m LD17mTP jlraya dkt Masjid Agung BantulSeparo bisa-087839322230 B00002.2018M314725-3
Swh tepi Ringroad Brt-Dkt UMY Kasihan bantul-L3144m LD24m-tengah ada Jl2m-087839322230 SHM B00002.2018M314738-3
Tanah bonus rumah diJakal km10 Ngalangan L165m² 100m dari Jakal hrg 380Jtnego 081250534311 B00002.2018M315623-3
Tanah diPogung Kidul cocok u/ kos²an L200m depan kalimilk Jakal tlp 081250534311 B00002.2018M315624-3
Tanah SHMP 8,5x18m² jln 5m strategis Prambanan 70Jt.CP 081328107819/082226365322
TANAH DISEWAKAN Tanah Dikntrakan Luas 890m² LD22m Di Jln Ry Sribitan Bangunjiwa-Sedayu Hub:083838393696 B00002.2018M314622-3
B00002.2018M315604-3
Tanh Strtgis Wirobrajan Kodya.Luas 105m².Hg 700rb/m.Hub sy(pmlik) 081380020530/081314462818 B00001.2018M315765-3
Tepi Jl.Magelang kodya Jgja, 1147m²,ld.40m&Ringroad Utr,dkt HartonoMall 4600m².087843181652
JUAL R.USAHA djl r.usaha pinggir jln sttgis deretan toko2 & batik jl rotowijayan L102m SHM.087839052997
B00002.2018M315169-3
B00001.2018M315405-3
Termurah SHMP L850m mk 18m H300Jt NG sltn per3an Sapuangin Pandah Btl H 087738322217
Djl ruko LBdpn25 LBblkg26.JlTendean Muka PsrLegi.LT720LB600m 3LT 11M 081390376668/adaWalet
B00002.2018M314290-3
Tnh dijl 286m² TP.Blkg Hyatt, pajak pembelian ditanggung penjual.08986675720/WA08986675877 B00002.2018M314218-3
Tnh djl Jl.Palagan L267m² blkng Monjali istimewa ps u/kos²an/invest.Tlp 081250534311 B00002.2018M315621-3
Tnh djl LT103 SHMP hook Hrg180Jt tepi jln Kalasan Slmn jl 4mtr 087838854647/082237024007 B00002.2018M315262-3
Tnh djl LT1086m² LBmuka14m,Mangku jl aspl.JlPalagan km10.HrgNego.085878878050/085108541865 B00002.2018M315593-3
Tnh djl LT150m² SHMP.Hrg 125Jt Berbah Slmn mobil masuk aman 087838854647/082237024007 B00002.2018M315259-3
Tnh Jl.Palagan utara Hotel Hyatt L203m² 2muka 200m dr Jl.palagan istimewa Tlp 081250534311 B00002.2018M315626-3
Tnh kav jl.Wates km6 Ambrketawang 125&132m² SHM LD10 mbl ppsn Hg1,75Jt/m²Nego.087839891809 B00002.2018M315450-3
Tnh Pek Hook SHM 225m²(15x15) jl 6m.Srtfkt Berbah Kalitirto 15m dr jlry.Wida081288847303 TP B00002.2018M315552-3
Tnh shm 150jt lt 203m² ld 15m hook Karang Galur KP hub 085704666601/ wa 0895363187193 B00001.2018M315747-3
Tnh SHM 193m² LD18 100m dr jl Mglang km17 dkt RSUD Slmn Ds.Margorejo 185Jt.H:081325999334 B00002.2018M315853-3
Tnh SHM 780m² LD8m dkt RSU PKU Gamping Ds Ambarketawang 950Rb/m nego H:081325999334 B00002.2018M315852-3
Tnh SHM,L2900m,wil Sedayu,akses OK,truk msk,cck u/usaha,inves, kapling,700rb/M:082138128987 B00001.2018M315892-3
Tnh SHMP 8,5x6,5m² jln 5m strategis Prambanan 40Jt. CP 081328107819 082226365322
B00002.2018M315161-3
Jl.Cpt.Pmlk.Lsg.WA:081390560317. Ruko 1lt.Jl.Raya Bantulan.20.Slmn. Yk.LT:135m².LB:109m².LD:6m. P:22m.2KM.2KT.1dpur.SHM+IMB B02387.2018M315777-4
OPER KONTRAK Ruko.Strgs.pgr jlSidokarto.Godean. Dpn Tserba.L8X15m.2KT.FGate. Min3th@15bjt/th085725835140 B00002.2018M315490-3
SEWA R.USAHA Depan kampus strtgs,oper kontrak kios ukuran+-8x3m ,1,5th bs perpanjang nego,H089671373573 B01347.2018M315723-3
Dikont kios UK9x6m. Rolling+kacaparkir dpn 3m.Cck u/kantoran.Bantul kota.Hub087838322759 B00002.2018M315184-3
Dikontakan kios 2x3m disisi utara Pasar Pakem cocok utk jualan sembako dll.H:082302500046 B00002.2018M315140-3
Dikontrakan Raung Usaha 16x11m diJl.Palagan km15 eks RM,cocok ut gudang dll.082302500046 B00002.2018M315139-3
Dikontrkn tmpt ush cck utnk potong rmbt Barbershop.Luas 10x4 lok UMY 16Jt H:087705361880 B00002.2018M315304-3
Dswkn R.Usaha cck u/jualan pulsa.Dkt kmpus UTY&UST (3x3) m,min2th/3x4 strtegis.087738737682 B00001.2018M315757-3
Dswkn:Gudang diMrisi Kasongan(bs u/HomeIndustry)L1142m²jl aspl. Sewa min6Bln.WA081229515222 B00002.2018M314348-3
Join ruang usaha di jl wates km7 bisa untuk toko / kantor 3t-6jt/th.Hub : 0877-3897-5111 B00001.2018M315748-3
Kios dpn STIKES AYani RR Gamping ling kos uk3x7 exLaundry prospekBgs.10Jt/th.0895333489270 B00002.2018M315800-3
B00813.2018M315922-3
B00002.2018M315612-3
SHM Pek luas 754m LD14m diNusupan RT04 Trihanggo Slm ut Perum Nogotirto 3jt/m 085100408725
Trmurah SHMP 605m mk 12m sdh dipagerbumi H270Jt Timur prtigaan SapuanginPandak087738322217
Dikont kios Jl.Kusumanegara 135C,sebelah barat pabrik susu SGM.HP 0811256708 Tdk SMS
B00813.2018M315918-3
B00002.2018M314286-3
B00002.2018M315586-3
KOMPAS.COM - Semua orang tahu sofa cokelat sangat praktis, ti merah tua, mustard kuning, atau sienna yang terbakar untuk itulah sebabnya kini begitu banyak pengecer menjualnya dan badipasangkan secara alami dengan sofa berwarna coklat. Anda nyak di antara konsumen memilihnya. Menyangkut soal kotorjuga dapat menggunakan karpet lantai merah besar dan baan dan noda, sofa berwarna cokelat gelap bahkan dianggap panyak bantal merah untuk mengimbangi sofa berwarna coklat. ling praktis kerap dijadikan pilihan. Namun, salah satu 4. Inspirasi alam Sofa cokelat ruangan dapat terlihat keluhan yang sering menyertai kepemilikan seperti terinspirasi alam, seperti pouf oranye, sofa coklat adalah anggapan bahwa meja kopi hijau yang hangat, dan sepewarnanya membosankan. Padahal, rangkat bantal bermotif yang hidup. hal tersebut tidak benar. Berikut Tekstur alami seperti kelambu tesejumlah inspirasi cara menanun, aksen batu, dan lantai kayu ta sofa coklat agar tetap segar juga bisa Anda terapkan. dan modern. 5. Sejukkan Warna cokelat be1. Meringankan Sofa berkerja sama baiknya dengan biru warna coklat gelap tidak akan dan hijau yang lebih dingin. Gunamendominasi ruang saat dikelikan kursi beraksen, panel jendelingi elemen yang lebih ringan. Cat la, atau bantal berwarna-warni dengan dinding dengan nuansa yang netral nada lebih dingin untuk menambahkan dan pucat. Lalu, pilihlah karya seni, akseketenangan dan warna ke ruang dengan sofa ILUSTRASI: INTERIOR RUANGAN. sori, dan perabotan beraksen dengan warna lebih berwarna coklat sebagai pusatnya. terang atau berwarna untuk menyeimbangkan kegelapan sofa itu. 6. Warna pop Ruang netral yang dingin akan terlihat ham2. Terang dan segar Cara lain untuk mencegah sofa gelap bar tanpa sofa cokelat yang nyaman untuk menghangatkan ke"memberatkan" ruangan adalah membuat hampir semuanya adaan. Hijau dan kuning yang mencolok bisa diterapkan pada berwarna putih. Anda butuh banyak warna yang lebih ringan un- baki, bantal, dan alas lampu. tuk menyeimbangkan barang atau benda yang gelap. Langit7. Meja konsol Meski sofa berwarna cokelat muda, prinsip langit, kelambu, dan kayu pucat membantu menjaga sudut tedesain yang sama berlaku. Caranya, tarik sofa ke tengah rutap nyaman dan terang. angan, pasang meja konsol di sepanjang bagian belakang, lalu 3. Nada hangat Cokelat adalah warna netral yang hangat isi dengan buku atau benda lain untuk mengalihkan pandangdan bisa dimainkan dengan baik bersama kayu dan warna haan dari sofa dan ke arah layar dekoratif. Nah, selamat mencongat lainnya. Pilihlah warna aksen pada musim gugur seperba nuansa warna cokelat!
TIPS PROPERTI
Rmh djl 22/100 SHM,IMB.Hrg 200Jt Jl.Wates km11 dkt kampus 087838854647/082237024007
B00002.2018M315622-3
B00002.2018M315526-8
Jual murah rmh siaphuni blkng Lipoplaza Lt150m,3Kmr,garasi,dapur,t4 strategis.081328084058
B00002.2018M314791-3
Rumah LT200 diJakal km5 &Godean km4 siap huni.Hub 0822-2129-4017
TANAH DIJUAL Jual tanah sekitar UAD dkt ring road L1000m2 muka krg lbih10m. Hub081328020064
Begini Dekorasi Sofa Cokelat dalam Ruangan
B00002.2018M313888-3
Rmh 3unit T=36/102 lok Jl.Wates dpn SPBU UAD,brt univ Mercubuana H:270Jt,T:087738883699
Rmh djl cocok u/keluarga kecil diperum Bimomartani L96m² T45 290Jt nego Tlp 081250534311
B00002.2018M315832-3
Jual cpt rmh cantik baru LD8,5 Pj15m² lbr jln 5,5m LT127 LB100m². 3KT,1KP+dpr,gdang,jemuran.Tnh pek sertifikat SHM TP an sendiri dkt rmh skt,kuliner,Bank,pasar, Indomaret,Alfa,PLN:2200W,air PAM. Berbah Kalitirto Sleman Yk.Hub Wida 081288847303
Perum Paragon Village harga promo 3 unit 1 type 52/144 Baratnya Polres Sleman Caturharjo CP: Ida 082220713116
Rmh LT200m² LB125m,3KM tdr,2KM mandi.Pringgolayan tmr psr Kota Gede H500JtNG.H085101911144
B00198.2018M315171-3
B00002.2018M312318-3
DjlRmh siapbgn.Brt Puskesmas Cebongan LT115 T65 H550Jt.081802 631435 blkg Bongsupit Suryono
Jual rmh T36 lt90 ada 3kavling di perum Jatimas jlWts km8 bs kpr H300jt tlp/WA085727713085
Rmh djl 36/90 SHM,IMB.Hrg 332Jt tepi aspal Kalasan Purwo Slmn 087838854647/082237024007
Dijual hunian mrh lok dkt kmps bandara15m,mall.Hrg119Jt.Hub Sari081804190698/088220150665
B00002.2018M315579-3
Djl rumah 124m² 2LT SHM jl Dr.Rajimin Sleman kota hrg 850nego 085100438876/085743473755
B00002.2018M315826-3
B00002.2018M315263-3
Bantuan DP rumah murah/modal 15,6jt u/300 org segera SMS/WA: “15,6jt” ke 085848906132
Djl rumah 120/380 di kalasan 2KTidur 2Kmandi dpr Rtamu Rkelg H750Jt/NG Hub 085100916257 TP
B00198.2018M315556-4
Rmh djl 36/106 SHM,IMB.Hrg 340Jt tepi jl.Godean km 8,6 Hub: 087838854647/082237024007
B00002.2018M315144-3
B00002.2018M312340-3
Rumah baru 10menit ke UMY.Beli dpt diskon jual dpt komisi.Harga 497Jt.085729690996
B00002.2018M315253-4
B00002.2018M313890-3
5mnt utr Polres Slmn JlMgl km11 diKenaruan 2rmh siapbgn tpAspl T45/90 H200Jtan085104663037
B00002.2018M313123-3
Djl rmh LT140m LB120.4KT 2KM grsi ling nymn.Perum Ds.Jetis Wedomartani utaraYogya Bay 300m.965JtNG. Hp/WA081226508735 TP
TANAH DIJUAL Dijual SHM Pkrg L127m² H85jt 100m dr Brongkos Ijo Jamal Hub: 081931199948/081226951064
HALAMAN 17
B00692.2018.315077-3
BU murah rmh prum PondokPermai Tamantirta2 103/54 5mnt dr UMY/630Jt Ibu Nurul 081215407007 B00002.2018M314846-3
BU rmh dijual,dkt RSA UGM,UTY, JCM,dlm RR,LT 142,TP80,4KT,2KM. Bs KPR,750JtNG.Hub08179900101 B02387.2018M315859-3
SELASA WAGE 20 MARET 2018
HALAMAN 18
LOWONGAN KERJA ADM-KEUANGAN Generali DIY bthAdm wnt<30th,SMU/ d3,bs word,xls,email,almt:Jl.RR Utr Maguwo.WA08994183350 B02387.2018M315880-3
KAPSTER Barberman untuk Barbershop jujur,giat,tertib gaji/bagi hasil menarik.Hub 08175413809 B00002.2018M315049-3
Bth Pria Krywn Pot.Rambut Pglmn, Gj 3jt/bisa Bg Hasil,max 30th, Muslim,Hub:081804067909 B01126.2018M315701-3
Butuh Kapster Barbershop.Gaji bagi hasil/bln.Ada kamar.Hub 0822 1798 6067 B00002.2018M315437-3
Butuh Kapster/Tukang Pijat Wanita max30Th Berpengalaman. Hub:087738376985 B00002.2018M315795-3
Dcr 1 tng potong rambut pria wanita,siap krj krs(bg hsl)jl Solo km9 H:081327781311 B00002.2018M315759-3
Dcr Tk potong u/Koboi Barbershop Sewon&Tamsis,syrt pengalaman 3th max30th.Hub 087839221969 B00002.2018M314926-3
Dibutuhkan Kapster Barbershop. Syarat:Laki-laki u 17-35 th, Jujur, disiplin,ramah,sopan,bersih, rapi.Diutamakan yg berpengalaman/mempunyai sertifikat kursus.Imbalan:Gaji pokok+Bonus. Hub.08128452105” B00001.2018M315923-7
LAUNDRY @ Cari Tng Londry krm lmrn lgkp ke Arum Zone Laundry(Pojok Beteng Kulon ke barat 300m) Gaji mulai dr Rp.1-1,5 juta B00002.2018M315455-4
Bth krywn laundry di pogung, wanita,max 35th,muslim,berjilbab ,gaji 1jt/bln+bns.081328249994 B00692.2018.315683-3
Bth sgr 2Krywti Londri diPogung Jakal km5 min SMP bs tdr dlm serius&jujur Hb:085856559627 B00029.2018M315209-3
Butuh krywati laundry gj awal750rb+ bns+libur,Gober,M.Gatotkaca B27 Mrican Br.08122636640 B00002.2018M315872-3
Dcr sgr tng wanita utkLondry bs tdrDlm ada uang makan brpnglmn diutmkn..berminat&serius silahkn dtg ke londry Sipp Jl.Bimasakti Sapen dg membawa Fotocopy identitas.tlp 081226267226
LAUNDRY Dibut:Cewek u/ Laundry Jakal km13,5 berpengalaman max 35th Hub:089507709135 B00002.2018M315773-3
Dicari 2 krywan/wati laundry 8001jt 8 jam kerja jl nangka Maguwoharjo 08122984202 B00001.2018M315512-3
Dicr krywti laundry,bs strika,usia mx.40th.Lamaran bs dtg lgsg ke Cempaka Laundry,Concat,utara RS.JIH.Hub:0878.3933.3102 B00002.2018M314586-4
Laundry Zone Glgahsari utr UTY &Gowok (Sbrang Amplaz)Gj1,5Jt bth 2Bg Strika wnt082190102559 B00165.2018.315849-3
Natasya Laundry.Bth 5 org Wanita Brpnglman,Umur 25-35th.Penempatan Pontianak,Gaji pokok 2,2jt-2,7jt+bonus+lembur+insentif. Mess,Akomodasi,Makan Tanggung, Hanya Yg Serius.081326599370 B00692.2018.315534-6
QU LAUNDRY Concat,Gaji 1jt1,5jt+Insentive+Bonus,Min SMP,Max 38th Pria/Wanita,085256101990
MARKETING-SALES Cr sales TO,SPG,MD miwon.Fasilitas Viar roda 3.Gaji 2jt+bonus ke Purwomartani.089637709279 B00812.2018.315652-3
Dibut Sales Kanvas ares Yogya, Wonosari,Sleman,Magelang,Kedu. Hb:0896.7669.5254/08886668822 B00002.2018M314390-3
Simpati Electronic mbthkn Mktg. MinSMP,py mtr,ult,jjr.Fas UM,kom bs3-7Jt/bl.Lam lsg keJakal km6,5 gg.Irian D15.PH:880953 PENJAHIT Bth Penjahit wanita.Lam bw lgsg ke Griya JahitYasmine Jl.Rejowinangun 95 Yk.081227476476 B00002.2018M313384-3
Butuh Penjahit+buat pola jujur cekatan ditarget upah+makan siang.Hub 081392730507 B00002.2018M315790-3
B00002.2018M315843-3
Dibthkan Cewek u/Kantin AU Jjr,Rajin,Cekatan dr Jam 07-16 WIB H:085878495125 max usia 29th B00165.2018.315829-3
Dibthkan karyawati Rumah Makan Rata-Rata tidur dalam,islam,gj+ makan+bonus SMS:081228570606 B00002.2018M314179-3
Dicari karyawati u/Warung Makan MANDIRI usia 17-30th.Jl.Prof Dr.Soepomo SH no.61(Janturan) Yk.H:081342747005/082137950005 B00002.2018M315564-4
RestoYumer&Bakpia:kywti(Wnt)SMA/ Kasir/Cr LuarKota(GjUMR+UM+Bns) TdrDlm JlSolo.H:0817450122 B00002.2018M315005-3
LPTKS Bth TKI P/W:P.Kayu lapis/plywood Malaysia bs ptg gaji(PRT gratis)cpt brgkt: 08157734838 B00879.2018M315509-3
Gratis+saku Singapura Khsus Majikan Muslim;Brjilbab&BsNgaji ResmiDepnaker:081915355123 B01126.2018M314282-3
Bth krywti jaga stand ayam krispi&es blender.Gaji+mkn 1x+libur 4x+messDi jl pandeyan 10a utr xt square UH.H:087838865675 B00692.2018.315882-4
Bth krywti utk tko jjr,rjn,pkrja krs,minSMP max27th.Bw lmrn lsg wwncr ke Pujha Fashion Jl.Raya Kledokan No7 Seturan B00002.2018M315251-4
Bth Krywti/wan partime gdng/ staf.Max40th SMP/A/K.Primatextil jlGejayan4(Kidul PsrDemangan) B00002.2018M315164-3
Dcr pnjhit wanita,pny pnglmn jahit,<40th,lks di sekitar wirobrajan,Gaji 1.5jt,085640652331
Bth Pa/Pi Staf Admin,Sopir,Satpam ,AC,Las,SPG,Kasir,Bengkel PRT, babysitter 085643588548
B00001.2018M315895-3
B00002.2018M315805-3
TENAGA KESEHATAN Bth Apoteker part/fulltime u/Apotek area Bantul.Syrt STRA&Serkom aktif.SMS/WA087738297324 B00002.2018M315760-3
B01033.2018M315504-3
Bth Kryti max30 mkn/tdr dlm ,single,gj1,3jt BuTuti JlBabarsari108.HP081392133656 dtg kealmt
B01126.2018M315886-6
B00002.2018M314594-4
B00692.2018.315339-3
LOW.RUMAH MAKAN Bth 3 Kywn RM FoodCourd Amplaz, SMK Boga/SMA bs msk jjr,mslim,mnrk max 30th WA 081328276630
UMUM Bth Cpt:Krywn Jago Jualan.Wnita Muslim.Usia:25-50th.Pny Mtr. Krj PartTime5Jam/hari.GajiMingguan.Rp.800rb-1,2JtperBln(Komisi +BONUSPenjualan+U.Bensin). Di SLEMAN.Hub:08175453610.
UMUM ’Bth sgr terapis utk d Jl.Wates maksimal 35th pnglmn tdk d utamakan bs tdrDlm.081904726927 B00812.2018.315481-3
Akur Optik Bantul dg 15 cab. membutuhkan STOKIST &ADM INT penempatan Cab KOTAGEDE Syrt usia 20-30th mnguasai ms WORD n RUMUSEXCEL.Pny Motor fas:Pnghasilantetap 1.400rb (Stokist),1500rb(admint)+ Tunj. Masa kerja dan Bonus,SMS&WA 0812 269 7768 B01126.2018M315357-8
ALJAZAIR Knstruksi Bth 200 org(Laki)28-43Th,Gaji 7-10jt/Bln Resmi Depnaker=089678187778.
Bth sgr mlipat bngkus coklat bs dkrjkan drmh uph 60rb/pkt 3-4jt/bln. Bp Aaron 081802187866 B00001.2018M315898-3
Bth sgr mlipat bngkus coklat bs dkrjkan drmh uph 60rb/pkt 3~4jt/ bln.Bp sultan 089672571972 B00001.2018M314797-3
Bth Sopir Serabutan SIM A&krywti min SMA,bs komp,jjr,rjn.Hub TB Bintang Mulia,Janti,485346 B00002.2018M315857-3
Bth StafToko,wanita,pengalaman,max 30th,lamaran antar Jl.Adisucipto 61 Yogya.081392655777 B00002.2018M315789-3
Bth tenaga serabutan,p/w,usia max 40th,diutamakan domisili Kasihan,Bantul.085100551777 B00002.2018M315791-3
Bth tng wnta u/PRT,ke mlysia singapur hkong taiwn.Pt fortuna tama insani hp/wa 08122731823
B01126.2018M314114-3
B00001.2018M312690-3
Anak PT Kereta Api bth kasir ,parkir, waiter,catering.Gj UMK, bns, THR, BPJS,penem Jogja Solo, minSMA/K. Walkin intervw 22-28Maret18,Jl. Kenari no5 Semaki, Umbulharjo, DIY/200236@reska.co.id
Bth wnt cantik max25Th u/pemandu karaoke dJogja.Pndptn1-4jt/ bl.Sandra082133778832/DD46CD51
B00002.2018M315900-6
Bth 3org max27th bw lamaran Depot Air Minum Triwa Jl.Godean km8 Semarangan Godean segera B00002.2018M315341-3
B00812.2018.314502-3
Butuh cepat 3Karyawati toko,lulusan SMA,1Tenaga serabutan,wanita lulusan SMP.Toko 96 Jl.P Diponegoro 90 Yogyakarta dpn Kec.Jetis WA 089627877594 B00002.2018M315060-5
Dibut karyawati di Uni Laundry jln Sokowaten.Muslim jjr,rjn.Hub/SMS/ WA 085743888476
KRJ KOREA gaji 15 sd 20 jt/bln, biaya brgkt 1 jt-an,hub. BKLN Rhona Jogja 08112.66612, 085743.580006, www.rhonajogja.com
Bth bbrp krywn utk bakso tusuk.P/W max 55th,hsl memuaskan syrt ada motor&SIM C,ada Fas asuransi kesehatan.H 085875934969
Butuh karyawan min 25th, semangat kerja,su menikah. Hub Emhajaya Jl.Parangtritis km8,1 Tembi,Yk.085292791362
B00002.2018M315778-3
B00692.2018.312402-4
B00812.2018.315322-4
B00002.2018M315851-4
B00812.2018.315484-6
UMUM Butuh PRT Wanita u/msk&cuci, strika.18-50Th .Tdr Dlm Jjr Tgg Jwb. Berbah.H:081390135691 B00002.2018M315917-3
Butuh Sales Freelance/permanen,P/ W,max 40th,wajib pengalaman produk apa saja.085100551777 B00002.2018M315308-3
Butuh Supir,punya SIM A & C,max 40th,tdk kacamata.Bangunjiwo, Kasihan,Bantul.081578401292 B00002.2018M315788-3
Cari PRT&Suster Dalam/Luar Kota/ Luar Pulau,Gaji Besar,Tanpa Potongan.Hub: 0877 363 00027 B00879.2018M315671-3
Dbthkn tng potong kaca pengalaman/mahir,sopir,hub Tk Kaca Bintang Jaya,jln Godean km 7,Sido Arum,barat Cat Lancar ,081227919003 B00001.2018M314540-5
Dibthkan Marketing Otomotif motor Honda.Gaji&fas menarik.Hub Astra Motor 081291464978 B00002.2018M315191-3
Dibthkan Sopir Serabutan Toko Gypsum,jujur,rejin.Lok kerja Jakal km10,Gentan.087839210320 B02387.2018M315858-3
Dibthkn Operator&Security Utk SPBU Di Sleman.Laki/Perempuan Max35th.SMS/WA Ke 085720254999 B00692.2018.315884-3
Dibut karyawati sbg admintoko kaca Anugerah Kaca jlBesi jngkang km1 Sembung H:085643993561
UMUM Dibutuhkan Tukang Cukur Rambut utk Barbershop penempatan di daerah Tajem Jln Kadisoka Sleman & Cebongan Sleman. Pria,Diutamakan yg sudah berpengalaman, Disiplin&Jujur Tempt tinggal disediakan.Gaji 1,5jt+Bagi Hasil.Minat SMS/WA 08122512707 B01126.2018M315705-8
Dibutuhkn llsn SMA SMK/sederajat utk Tenaga Finishing.Putra/Putri.Hub;Percetakan Cahayatimur Jl.Tamansiswa no.63 Yogya B00002.2018M315661-4
Dicari Bag Gudang,Pria Min SMP max 30th,Diutamakan Single Bw Lmrn+Foto ke Jl.Sorangan 189 Mirota Gdn ke Sltn Tlp:623016 B00165.2018.315920-4
Dicari Krywan Max 35Th Srabutan Niat Krja Jjur.H:085292607777 No Sms B00002.2018M315629-3
Gaji 1,5 juta. Dibthkan karyawan/ wati bagGudang u/ krjdiBatik YudhistiraJl:TamanSiswa no150A usia20-35th0896-5555-8383 B00198.2018M315823-4
GRATIS+SAKU 6Jt Hongkong,Taiwan, Singapura,Malaysia,Brunei Resmi Depnaker:081325519355. B01126.2018M314116-3
UMUM Distrb mnman&snack dJAKAL km6,3 Bth kywn delivery area jogja.1,53jt(Gj+bns+bnsn) MinSmp,simC,pny mtr 6hrKrj.08774034900 B00692.2018.315883-4
Karyawan outlet kue di food court toko progo,gaji,komisi,bonus, jujur,serius,punya motor,hub tlp/ wa 081251899666 B00001.2018M315901-4
LBB&PAUDIT Al-Fikr bth:Ustadzah Solo,tentor,OB.Lam,CV,ftKTP,ijzh .085105615001/085106615002 B00002.2018M315370-3
Loker segera,Cleaning utk ktr, wanita max 35th.Cp.WA 0812 2838 2299/Tlp 0877 3459 2188 B01126.2018M315360-3
Lowongan penjual keliling Sari Roti&Es Krim Walls usia bebas syarat KTP&KK.H:087738029193 B00002.2018M315865-3
montir mbl ahli mesin & OB mahir stirmobil.Sim.A.18-35th.WA/SMS 0821 1225 7799.Kontrak krj B00001.2018M315924-3
OB/SPG/Penjualan/Gdg/Kasir/ Sopir/Adm/SPV.SD-S2.16-50th.1,73Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5 Yk.SMS/WA:081390560317
Gratis.Bimbingan bisnis online sampai bisa.Produk sdh tersedia. Hub WA : 0821 3837 3443 B01347.2018M314788-3
B00692.2018M313718-3
B00001.2018M315912-4
Dibutuhkan karyawan jaga outlet tidur dalam max30th.Minat hub 0895400196884 B00001.2018M315578-3
Dibutuhkan segera kapster bisatidur dlm, pengalaman tdkdiutamakan H: 085801241936 B00198.2018M315293-3
Dibutuhkan sgr bag gudang/Helper &Kenek-Karywn/Karywati toko min SMA/sderajat wil Kalasan. Hub:0888.0651.822/085743332039 B00002.2018M315099-4
Dibutuhkan tenaga serabutan utk pengiriman.Bw lamaran ke Jogja-Solo km12.Hub:087843330150 B00002.2018M314491-3
MOTOR DIJUAL
MOTOR DIJUAL
MOTOR DIJUAL
TOYOTA Kijang Abu2 Metalik Th94 AB Yk Istw.AC tape,dbl blower. Gandok JlImogiri Brt.H082134448251
DEALER Heboh mtr ymh um 0 berhadiah mtr d & tanpa angs prtma, prss cpt hub 082226744453
HONDA Pengen motor baru unit 2018? Promo Beat DP500.Vario DP600.Tanpa ribet H 085701525353
HONDA
B00001.2018M315088-3
Kijang Rover’94 PwrStir Grey AC DB R.Tape V.Rec/Katana’94 GX AB PwtStirAC 45Jt087843161416 New Avanza TH2013 E UP G ori TGN1 pjk pjg AB Sleman 120JtNego.Hub 081392797003
B00002.2018M315812-3
B00002.2018M315355-3
supra x’02 ABsleman 4,1&mio J’12 CW injksi 7,2 mesin bgs.Kamboja4 No126 Cngcat085101873283
Carry 1.0 PU AB kota ori NOKA NOSIN tmbus pjk hdp KIR br msn ok irit 38JtNG WA083869188371
B00001.2018M315733-3
B00002.2018M315492-3
BMW BMW 318i,AB kota,silver,’99.Kondisi istimewa.Hub Jl.Widosari 333A,Timoho(blkg RSHappyland) B00002.2018M315418-3
Jual:BMW318/97Ist spt baru km13000/ wrn hitam/cocok unt kolektor.Hub 081904355777/yg serius B00002.2018M315157-3
DAIHATSU Hijet PU ‘85.Rp 12 jt + Carry 1.0 PU ‘96 Rp 34 jt plat AB semua hub.0878-43131-534 B00001.2018M315766-3
Xenia all new13 tipe R.ist asli AB.putih th13.air bag 130ng TT bs.08122963387/085100472691 B00001.2018M315404-3
Astra Xenia DP7Jt*/Ang2Jt* PU DP7Jt*/ang2Jt* Ayla DP9Jt*/Ang1Jt* 081215905660 085643311974 B00002.2018M315030-3
HONDA Dijual Vario CBS 2011 AB Sleman.Barang istimewa.Hub:081392-878787
B00001.2018M315915-3
HONDA Genio 95 silver fullvar bodi+mesin bgs INT asli istw trwt SKL 54JtNego serius 087738550103 B00002.2018M315842-3
Mbl dijual Szk Splash M/T 2013 silver km27Rb AB kota ori&istw Rp112Jt/ nego 081328793377
HONDA Beat Vario Supra/Revo Cukup Bayar 700rb.KTP dan KK Saja, WA/Tlp/ SMS: 087 838 225 507
H.Mobilio S Th16 putih TG1 cover jok fullvar Istw bsTT/krdt H:087738161427/08157766026 B00002.2018M315813-3
Promo Honda DP mulai10Jtan Brio,Mobilio,BRV,JazzDll.Bs tukertmbh 082221722298/087738880008 B00002.2018M314465-3
Promo Honda Free aksesoris Brio DP21JT3,1JT Mobilio DP10Jt 4,9Jt,JazDP32Jt Ery081392458519
TOYOTA Agya TRD Sportivo matic Putih 2014 AB tgn1 km 42 rban terawat 0816426692.Jl.Samas Bantul B01126.2018M315899-3
Vario CW 2013 AB Slm pjk baru putih biru terawat 10,9Jt saja bisa kredit 081802745533 joss B00002.2018M315352-3
VarioTechno 2011 AB-kota bagus pjk bln8 mesin alus bodimulus trawat 9,5JtNego 085228027899 B00002.2018M315761-3
B00002.2018M315425-3
B01126.2018M315695-3
Cukup byr 635rb sdh bs bawa mtr honda dapatkan pot 2jt(syrt& ketentuan berlaku)087821077595
Legenda 2002=26 mocin = 15 c b ( t r i l ) = 2 3 r c 9 3 = 12 Hub=085100891464
B00002.2018M314336-3
B00002.2018M315331-3
KAWASAKI Di jl kawasaki zx 130 th 2011 istw. hub RE Martadinata 72 wirobrajan yogya B00001.2018M315768-3
Jual Kawasaki ZX th 2005 hitam CW hrg.3,5jt bisa TT Hubungi : 081227255564
LAIN-LAIN Bravo/turndo:11 smesh:2 shagun:18 star:19 spin:3 mio:45 vario:55 thunder:17 hp085102189844 B00001.2018M315502-3
Djl:Thunder’06 istw(AB-pjk pjg) biru 6.5jt+ymh soul’13(istw)pjk tlt(5th)=8,5jt.087738737682 B00001.2018M315755-3
B01347.2018M315875-3
Ninja 250cc LTD baru gres ‘17.Hijau an pembeli 57jt brg hadiah.Hub. janti jogja089661669669 B00001.2018M315753-3
SUZUKI Satria FU 2014 awal AB kota pajak baru hitam mulus aki baru jual cepat 12Jt/08985602833 OK VESPA Jual Vespa Super 77 plat AE.Msn istw surat lngkap 5,8 coklatmuda 087738133222/085338039991
Honda Beat DP300 angs638x35.V 110 DP500 angs688x35.V 125 DP650.V 150 DP750.H:087738968502 Jual Scoopy Fi’16 putih AB SLM tgn1 istmwa,km rendah,pjk2019 hrg:16,3jt nego.085732207877
Dijual Honda Supra X 2011 Slm htm 8,8Jt Nego.Supra X 2012 Slm htm 9,3Jtnego.H:085102595476
B00002.2018M315428-3
B00002.2018M315358-3
B00002.2018M315809-4
B01126.2018M314651-3
B00002.2018M315472-3
B00002.2018M315471-3
Djl Spd motor: 1Honda Astrea Th1994 nomor mati Hrg 2,5Jt.1 Kaze th2001 nomor mati 3th hrg 3Jt. Jl.Bhayangkara 26 Yogya
B00002.2018M315284-3
Grn Civic91 putih km dkt jrg ada Nopol cantik spj mblnya antk untk hobi aja 08562869737
Jazz06 IDSI slvr AT istmw.Jazz05 VTEC manual biru smua ori var dlm 100 anBuyer 08562869737
B00002.2018M315423-3
Promo Suzuki R3 Dp:0,Carry PUDp 2Jt+Hadiah Lgs Disc sd 40JtTlp/ WA. 081231720388
B00001.2018M315205-3
King 93 AB Slmn pjk panjang standaran msn ok oli pisah 9,750 WA 088216355868
B00001.2018M315665-3
Scopy Des 2011 AB Btl warna violet mulus istimewa tinggal pake 10,9Jt/089603236632 buruan
B00001.2018M315919-3
B00002.2018M315822-3
B00002.2018M315854-3
B00002.2018M314351-3
B00002.2018M315312-3
Futura PU’05 Asli AB Tng I Ptih 58 Jt / Futura PU 2010 AD Klt Tgn I Htm 66 Jt 082137978666
B00001.2018M315227-3
Revo 110,th’11,silver htm,Tg1.Srt lngkp,AB Sleman,knds ok.Hg:ng. H081578788805/087845791420
T.Grand Avanza G 1.3 th14 hitam AB TG1 coverjok fullvar Istw bsTT/ krdt H:087738161427
YAMAHA Mio’10 merah,AA,full ori,pjek bln6 ban baru lht pst suka 6jtng. H:085101842340/081990593017 Pro m o t a n p a d p. a n g s by r bln dpn.yamaha diy.Hubung i 0 8 7 8 4 5 74 5 4 2 6
Program kredit motor Honda Maret program DP 500Rb syarat KTP,KK.H:087812503945(Tlp/ WA/SMS)
B00001.2018M315913-3
LAIN-LAIN Djl BU Bak Viar Long Alumunium blkg trtutup,dpn sprti mblkaca H3JtNego smp jd 085101393361
B00165.2018.315850-3
B01126.2018M315887-6
MOBIL DIJUAL
Bjual katana th 95 orisinel 43,5jt nego ab bantul serius hub 087738733602
B00001.2018M315916-3
Tnp Biaya&Lsg Kerja DiKapal Bali.Gaji+Bonus(20-25Jt)Kontrak 10Bln+Mkn+Ass+THR 085859305239
Dibuthkn krywti outlet makanan u max 35th jam kerja pkl 12.00sd22.00 900rb/bln cp 087738853107
NISSAN
B00002.2018M313896-3
B00001.2018M315925-3
Supir sim A 2org max 40th.Tk srijaya gypsum jl.wonosari km8 potorono.081343569155
B00002.2018M313455-3
MOBIL DIJUAL
SUZUKI Agen Suzuki mobil:R3/Wgn/Ignis/PU DP2Jtan ready stock. Hub:081316223867 Isman
B00002.2018M315811-5
PRT Rewang Cewex 17-35th.jujur rjin.hrs tdr dlm.Ktp jateng.dtg lngsg. WA/SMS 0821 1225 7799
Dibuth karyw cow/ cew unt Ftkopi min smp boleh yg berpnglm/Tdk berpnglm gj 1-1,2jt+u.Makn30rb/ hari+mess+libur/shift H:Carisautama FC paingan555mgw 081215560600/ wa089516768826
DAIHATSU Daihatsu habiskan stock2017 Ayla92jt,Sigra115jt,Xenia167jt.Bisa DP10jtan.0895390036323
B00002.2018M315281-3
B00001.2018M315408-3
Perusahaan yg sdg berkembang membutuhkan karyawan/i syarat lulus SMA/K.Lamaran lgsg ke Perum Sidoarum blok3,Jl Garuda P52 Godean,Sleman.Jam kerja.
B00830.2018M315167-3
MOBIL DIJUAL
B00002.2018M315840-3
B01126.2018M312410-3
Perusahaan & Bank BUMN Yogya But:Staf Admin Satpam Sopir Ob/ Cs Gaji:2,8Jt Hub:085647809804
Dibut Pa/Pi full/part. Min SMP.Lmrn bw ke Kongdom Cell Jl.Poncowinatan 34 Yk. 0274 585880
BENGKEL ART Understeel Specialis Kaki² ,Powerstering,EPS,servis shock ,Modif,garansi.0818640957 B00002.2018M315475-3
B01126.2018M313085-3
Peluang Bisnis extra income 1-3Jt,p/f time khss anakmuda 18-30th Mau krj krs H:08179411767
B00002.2018M305211-4
Pa r t i m e I n c o m e U / K a r y, Mhsw,IRT,All B.Ground Hub: 0 8 13 . 9 2 5 1. 4 9 9 4
KENDARAAN
SEPEDA LISTRIK
UMUM Partimer u/Prsh Nutrisi Int’l.Smua Jrsn.20thKeatas.Srius.Nama-AlmtLtrBlkng0816676861
B00002.2018M315781-3
MOTOR Beli sgl-mtr,sgl-th H:P.Nono Celeban Jl:Soga42 H:081.227.55146 XL:0878.3823.3957 B00002.2018M299451-3
Dcri motor yg mau dijual platABJateng siap dtangi cck dbeli tinggi. H:P.Marji 085101644422 B00002.2018M314193-3
Dibeli motor/mobil tua-muda sgl kondisi XL= 08787.7799209 Trisno= 661.0099 / 085707.909044 B00896.2018M315569-3
Dibeli tinggi spd mtrBks sgl merk:Gonel Nogotirto WA 081904037008/ 085101507530 SMS/Tlp24jm B00812.2018.314234-3
YAMAHA Ckp ktp+kk,mtr krm.DP 800rb u/ (SoulGT,MioS,Fino).VixionDP(1,7),R25 DP(2,5) WA082137524202
B00002.2018M315876-3
B00001.2018M315383-3
B00001.2018M315409-3
dp 0 mio series,mio sp 612 35x mio cw 634 35x mio z 648 35x hub wa 087839310277
mio 09 cw hg5jt,prima 90 hg3,6jt,robot sayap ada hg 1,3 Sufit Bagasi hg4jt hub085100832192
B00001.2018M315752-3
B00001.2018M315751-3
MOBIL/MOTOR SEWA GejayanRentCar.Avanza+Sopir275 Rb,Inova+sopr425Rb.085106993888. www.jogjatransportwisata.com B00002.2018M313396-3
Hrg promo sewa mbl stok kmplit bsDrop dlm/luar kt AlwyTrans 4435600/0818268597/08157919713 B01347.2018M315602-3
Djl etios valco seri E up plat B ‘14 putih istmw nmer baru 104jt nego.085100835556
Dijual motor Revo tahun 2015 warna ,Hitam hubungi. 0878 3954 5353
New Beat ang 625x35 Vario 690x35 Revo 580x35 CB150 ang 980x35 PCX inden H:0816684526
JupiterZ CW lampu burunghantu 2007 AB Bantul pjk new merah maroon mulus 7,3Jt/085105171360
ShafaaTransp mnywkanmobil dg/ tnpsopir dlm/luarkota H: 0274387896/ 085103052400/087838458999
B00001.2018M315754-3
B00812.2018.315862-3
B00002.2018M314864-3
B00002.2018M315353-3
B00198.2018M314886-3
B00002.2018M312822-3
0dyssey’05 AD Abu2 Mtlk Jepang Panel2 bagus 142 JtNg & Jazz’04 AD Silver 86Jt 081210144929 B00001.2018M315914-3
Honda cbr 250 cc.buatan 2014 ,keluaran 2016 mulus,km baru 3000. murah.jogja,08125531276 B00001.2018M314429-3
Promo akhir tahun,Mobilio,Brio, Brv DP mulai dari 20jutaan. H. Surya Honda. 0819 0421 2959 B00812.2018.313930-3
PromoHondaDP mulai10jtan.Ready, Brio,Mobilio,BRV,JAZZ dll.ARDI. 085204852215(WA)081804280266 B00812.2018.313199-3
KIA Mobil KIA Rio th2013 barang Istw km18Rb tdk prnah dipakai sperti baru.Rp134Jt.089611636678 B00002.2018M315162-3
MITSUBISHI www.mitsubishidealeryogya.com Dptkan info hrga & promo DP/ angsuran ringan H:081332634869 B00002.2018M314195-3
NISSAN Djual Livina XV TH2007 mulus terawat tg1 AD asli hg87,5Jt nego. Hub08121562592/087843161416 B00002.2018M315328-3
Perbaiki Motor Lahiran 90-an, Perhatikan Ini CUKUP banyak jenis sepeda motor era 1990-an yang masih punya penggemar tersendiri. Kondisi bekas dari motor-motor tersebut kini mulai banyak dicari kembali oleh mereka yang ingin bernostalgia dengan masa lalu. Karena sudah relatif lama distop produksi, tidak semua motor bisa didapat dalam kondisi baik. Bagi yang baru berminat membeli motor lama, ada baiknya menyimak tips dari pemilik yang sudah berpengalaman. Pendiri Suzuki RGR Rider Community Bogor, Robby Chow menjelaskan, sebelum mulai memperbaiki motor, pengguna sebaiknya mencari informasi seputar bengkel dan penjual suku cadang yang bisa dipercaya. Selain untuk memastikan lancarnya proses perbaikan, tepat memilih bengkel dan penjual suku cadang juga untuk menghindarkan pemilik motor ditipu. Bila tidak bisa mendapatkan suku cadang asli, Robby menyarankan agar menggunakan suku cadang aftermarket dari merek ternama ataupun limbah moge. "Jangan menggunakan spare part
TIPS OTOMOTIF KOMPAS.COM
murahan. Jadi usahakan ajak mekanik yang memang berpengalaman, supaya tidak tertipu oleh penjual spare part nakal. Mengingat sekarang ini banyak penjual yang tidak jujur," kata Robby kepada Kompas. com, Minggu (18/3). Pada proses perbaikan, Robby menyarankan sektor yang didahulukan sebaiknya adalah bagian yang penting. Dimulai dari mesin. Karena bagian inilah yang nantinya akan menentukan nyaman atau tidaknya
motor saat digunakan. Setelah mesin selesai diperbaiki, Robby menilai bagian selanjutnya yang juga perlu dibenahi adalah kelistrikan dan rangka. Khusus untuk rangka, Robby menyebut biasanya ada motor yang rangkanya sudah berkarat karena termakan usia. Jika dibiarkan, karat bisa membuat motor keropos. Salah satu Suzuki RGR milik anggota RGR Rider Community Salah satu Suzuki RGR milik anggota RGR Rider Com-
munity(RGR Rider Community) Jika mesin, kelistrikan dan rangka sudah diperbaiki, sektor lainnya yang juga tidak bisa dilupakan adalah piranti pengereman. Menurut Robby, acapkali pengguna motor lawas melupakan sektor ini. Padahal piranti pengereman merupakan salah satu bagian yang penting dalam keselamatan berkendara. "Mengingat motor sudah tua termakan usia, alangkah baiknya gunakan pengereman yang lebih modern. Cukup banyak produk aftermarketnya di pasaran dengan beragam pilihan harga," ucap Robby. Untuk bagian penting terakhir yang dinilai Robby juga perlu diperbaiki adalah lampu depan dan belakang. Untuk bagian ini, Robby tidak menyarankan pemilik motor mempertahankan bohlam asli motor. Karena bohlam asli masih menggunakan teknologi lama. "Langsung saja gunakan bohlam yang sudah LED. Karena lebih baik dan lebih terang serta hemat aki. Selain tentunya lebih aman ketika berkendara di malam hari," pungkas Robby. (kompas.com)
MALIOBORO BUFFER 19
SELASA WAGE 20 MARET 2018
Toko Modern Nakal Bisa Ditindak zzPeraturan Daerah (Perda) HO Belum Dicabut
TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHY
PENGGANTIAN
- Pekerja mengganti rambu-rambu lalu lintas yang sudah usang dan menjadi korban vandalisme di Jalan Ibu Ruswo, Yogyakarta, Senin (19/3). Beberapa ramburambu lalu lintas di Kota Yogyakarta terpaksa diganti karena menjadi wadah bagi vandalis yang menyebabkan kondisi rambu-rambu tidak jelas dilihat.
DPRD DIY Desak Penyelarasan RPJMD YOGYA, TRIBUN - Kalangan legislatif menilai penyelarasan rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD) DIY 2017-2022 mendesak dilakukan. Dengan tujuan, penjabarannya bisa selaras dengan amanat konstitusi dan tujuan keistimewaan. Ketua Komisi A DPRD DIY, Eko Suwanto, mengatakan bahwa RPJMD DIY 20172022 harus mengacu pada UU 17/2003 tentang Keuangan Negara, kemudian UU 13/2012 tentang Keistimewaan DIY, serta UU 23/2014 tentang Pemerintah Daerah dan PP 2/2015. Menurutnya, penyelarasan tujuan keistimewaan, seperti amanat Pasal 5 UU 13/2012, harus dijalankan. Hal itu, untuk mewujudkan pemerintahan yang demokratis, kesejahteraan dan ketentraman masyarakat, serta tata pemerintahan sosial yang menjamin ke-bhineka tunggal ika-an dalam kerangka NKRI. “Melalui RPJMD ini, harus disusun strategi kebudayaan yang dapat diterjemahkan dalam program dan kegiatan pembangunan, guna wujudkan kehidupan yang menjunjung tinggi bhinneka tunggal ika di DIY,” katanya, Minggu (18/3). Lanjut Eko, ke depannya tidak boleh terjadi lagi praktek intoleransi, maupun terorisme di DIY. Kerukunan adalah hal yang mutlak dan harus diwujudkan, sebagai modal sosial yang penting bagi pembangunan. “Secara khusus, perlu juga strategi pendidikan Pancasila, baik untuk penyelenggara pemerintah daerah, maupun masyarakat pada umumnya,” jelas politisi PDI Perjuangan tersebut. Eko mengatakan, untuk mewujudkan kesejahteraan dan ketentraman masyarakat, bisa melalui kebijakan yang berorientasi pada kepentingan dan pengembangan kemampuan masyarakat. Pada prinsipnya, RPJMD harus menjawab masalah kemiskin-
Fajar Semringah Jajal Kaki zz Sambungan Hal 19
Tidak terlihat raut sedih dari Fajar. Setelah dicoba, Fajar pun bertanya kepada Arifin apakah dia langsung bisa ke sekolah. “Habis ini aku berangkat ke sekolah ya pak?” tanya Fajar kepada Arifin. Arifin pun memberikan penjelasan kepada anaknya bahwa dia harus libur dulu untuk hari ini. Baru satu bulan belakangan Fajar pulih sehabis amputasi dan bisa bersekolah lagi bersama temantemannya. Meskipun harus diantar jemput. Tertabrak truk Saat itu, Fajar yang baru kelas 4 SD sedang asyik bermain sepeda dengan kedua temannya di jalanan yang biasa dilalui truk pembawa pasir dari arah Gunung Merapi. Tidak biasanya dia bermain di jalan raya. Namun nahas, pada hari itu. Fajar
Rihan Langsung Ketagihan zz Sambungan Hal 19
“Cuma diajak teman sih. Tetapi senang bisa belajar. Teman-teman juga banyak yang ikut, “ kata Serli. Seorang pendiri Hellhouse, Alexander Sinaga mengatakan, Kidz on The Beat merupakan sebuah lokakarya pengenalan musik hip hop pada anak-anak. Tidak hanya pengenalan musik saja, dalam Kidz on The Beat anak-anak juga diajarkan untuk memproduksi musik
an dan kesenjangan. “RPJMD kan disusun sepenuhnya untuk wujudkan kemakmuran rakyat,” tandasnya. Sedangkan untuk mewujudkan pemerintahan yang baik, tambah Eko, pelaksanan prinsip efektivitas, transparansi, akuntabilitas, partisipasi, kesetaraan dan penegakan hukum, harus dilakukan oleh semua pihak. Termasuk menanamkan semangat antikorupsi. Di samping itu, ia juga mengingatkan, bahwa dalam penyusunan dokumen perencanaan, perlu memperhatikan UU No 17/2003 tentang Keuangan Negara, utamanya Pasal 17 Ayat (1), yakni APBD disusun sesuai dengan kebutuhan penyelenggaraan pemerintahan dan kemampuan pendapatan daerah. “Sesuai kewenangan yang ada, DPRD bersama pemerintah daerah, dirasa perlu segera membahas APBD, dengan berpedoman kepada rencana kerja pemerintah daerah, dalam rangka mewujudkan tercapainya tujuan bernegara,” cetusnya. Masukan masyarakat Eko menambahkan, RPJMD merupakan praktik konstitusi, dalam upaya perencanaan, untuk kepentingan rakyat DIY. Saat ini, Raperda RPJMD DIY sedang dibahas. Ia pun berharap peran serta dan masukan dari masyarakat, agar menghasilkan perencanaan pembangunan yang baik dan sesuai harapan rakyat. Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan DIY tersebut menilai, rancangan Perda tentang RPJMD, yang dibahas bersama dengan kalangan legislatif, bisa dilanjutkan dengan menyusun dan menetapkan Rencana Kerja Pembangunan Daerah, KUA/PPAS, RAPBD dan APBD. “Sehingga, ke depan bisa diwujudkan APBD yang mampu menjadi stimulus penciptaan lapangan kerja dan peningkatan pendapatan, selain terpenuhinya kebutuhan dasar masyarakat,” ucapnya. (aka)
yang dikenal sebagai anak yang sangat ceria tidak sengaja tertabrak truk yang sedang mengangkut pasir. “Bruuuk”, Fajar ambruk bersama dengan sepeda kecilnya. Roda-roda besar bagian belakang truk, mengilas kaki mungil Fajar. Tidak ada tangisan dari Fajar, yang dia pikirkan hanya bagaimana caranya menolong dirinya sendiri. Saat itu, Arifin langsung datang ke lokasi kejadian saat tetangganya mengabarkan bahwa anak pertamanya mengalami kecelakaan. Arifin berpikir kecelakaan yang dialami Fajar mungkin ringan. Dia berlari mendatangi lokasi kejadian. Harus diamputasi Baru saat sampai, dia mengetahui kondisi anaknya sangat parah. Lantas dia langsung melarikan Fajar ke Rumah Sakit Tegalyoso, Klaten. Di sana pula Fajar harus diamputasi. “Saya sangat panik. Akan tetapi, sampai dibawa ke rumah sakit, tidak terdengar suara tangisan dari Fajar.
Baru ketika mengetahui dia harus kehilangan satu kakinya, dia menangis,” ungkap Arifin. Tidak ada raut sedih, tidak ada tangisan dari Fajar. Begitulah kata Arifin. “Anak saya kuat, dia tidak pingsan maupun menangis. Untung semuanya tidak ada yang kena, hanya kakinya saja, ini sebuah keajaiban,” ungkap Arifin penuh rasa syukur. Arifin menjelaskan bahwa tidak biasanya Fajar bermain di jalan raya. “Hari itu pas anak saya tidak sengaja bermain di jalan, terjatuh kebetulan ada truk lewat,” terangnya. Sampai saat ini, Arifin mengatakan jika Fajar tidak pernah minder dengan kondisinya. Dia tetap bergaul dengan teman-temannya seperti sebelum dia mengalami kecelakaan. “Malah kalau dia gak sekolah, penginnya pergi ke sekolah”, terangnya. Setelah mendapatkan kaki palsu, Arifin bersyukur. Dia berharap Fajar bisa bermain lagi bersama teman-temannya seperti dulu. (cr3)
hip hop. “Kidz on The Beat ini kontribusi nyata komunitas pada lingkungan sekitar Hellhouse. Kan basecampnya di Wijilan, jadi Kidz on The Beat ini rangkaian dari acara It’s Wijilan yang dilaksanakan di Wijilan” kata Alexander. Sampai 30 Maret Kidz on The Beat dilaksanakan pada 16-30 Maret 2018 di Joglo Panembahan. Alexander mengatakan agenda hari ini adalah audio basic dan music knowledge. Pramudya, satu di antara mentor yang mengisi Kidz
on The Beat mengatakan, anak-anak sudah bisa membuat musik. Anakanak hanya perlu mengikuti suara metronom. “Lha kui wes do iso gawe musik. Metronom ki nggo ngatur tempo. Kudu manut (Itu sudah pada bisa bikin musik. Metronom itu untuk mengatur tempo. Harus nurut),” kata Pramudya saat anak-anak mencoba memainkan alat. Kidz on The Beat dikemas secara ringan menggunakan bahasa Jawa. Anak-anak juga boleh langsung mencoba memainkan musik. (christi mahatma)
Yang sebenarnya tidak kita berlakukan adalah pemberian izin HO. Kalau menurut kami seperti itu. Masih bisa pakai Perda HO. Alasan simpelnya karena Perda belum dicabut Basuki Hari Saksana Kepala Bagian Hukum Pemkot Yogyakarta
YOGYA, TRIBUN - Bagian Hukum Kota Yogyakarta memberikan penjelasan bahwa tidak ada kekosongan hukum untuk menindak toko modern berjejaring ilegal, setelah dianulirnya Perda tentang HO atau izin gangguan. Kepala Bagian Hukum Pemkot Yogyakarta, Basuki Hari Saksana menjelaskan, Satpol PP sebenarnya masih bisa menindak toko-toko tersebut, karena sejatinya Perda HO belum dicabut. “Yang sebenarnya tidak kita berlakukan adalah pemberian izin HO. Kalau menurut kami seperti itu. Masih bisa pakai Perda HO. Alasan simpelnya karena Perda belum dicabut,”
tuturnya, Senin (19/3). Ia menjelaskan, sebelum Perda HO dianulir, urutan untuk mengurus izin adalah Izin Mendirikan Bangunan (IMB), izin HO, dan izin teknis operasional yang salah satunya Izin Usaha Toko Modern (IUTM). “Setelah HO hilang, bukan berarti izin teknis tidak berlaku. Itu tetap berlaku,” tegasnya. Saat ini, lanjutnya, yang masih dalam kajian pihaknya adalah apakah dengan tidak adanya Perda HO, maka penutupan paksa tidak berlaku lagi. Serta apakah Pemkot tidak punya kewenangan. “Saya berpendapat tetap
bisa menutup,” bebernya. Tahun ini Basuki menuturkan, pihaknya telah mengusulkan pencabutan Perda HO pada tahun ini. Namun hal tersebut akan direalisasikan secara klausul mengenai kewenangan untuk menutup paksa terakomodasi ke dalam Perda Ketertiban Umum (Tibum) yang sedang berproses di legislatif. “Masukan ke Perda Tibum. Klausul yang dimasukkan terkait memberikan kewenangan ke Satpol PP untuk menutup paksa usaha yang mengganggu ketertiban umum. Setelah itu deal, kita akan cabut Perda HO,” tegasnya. (kur)
Dewan Bahas Perda Ketertiban Umum
ANGGOTA Komisi A DPRD Kota Yogyakarta, Bambang Anjar Jalumurti mengatakan, saat ini dewan sedang membahas secara intensif bersama tim eksekutif untuk menyempurnakan Perda Ketertiban Umum. “Memasukan beberapa materi penguatan yang berisi aturan-aturan dalam penegakan aturan untuk menutup celah-celah regulasi yang dimanfaatkan oleh penguasaha nakal, sehing-
ga Perda Tibum bisa meminimalisir pelanggaran yang marak,” bebernya. Ia menargetkan Perda Tibum segera diparipurnakan April mendatang. Keberadaan Perda Tibum nantinya menjadi instrumen untuk menertibkan dan menindak pelanggaran, sehingga Pemkot tidak bisa beralasan tidak ada regulasinya,” jabarnya. (kur)
60 Peserta Ikut Touring Keluarga Besar HIPMA YOGYA, TRIBUN - Guna mempererat tali silaturahmi antaragen, subagen, loper dan pengecer koran di Yogyakarta, Himpunan Pemasar Media Cetak (HIPMA) Yogyakarta menggelar Touring Keluarga Besar HIPMA Sabtu (17/3) lalu. Adapun rute touring tersebut dimulai dari Morobangun, Jogotirto, Berbah, Sleman menuju Bukit Teletubbies dan dilanjutkan ke objek wisata Air Terjun Curug Gede. Ketua DPP HIPMA Yogyakarta, Muchyidin Zainudin mengatakan, acara tersebut bukan pertama kali digelar pihaknya. Acara yang diikuti puluhan orang dari seluruh Yogyakarta itu tak hanya touring, tapi juga dimeriahkan dengan organ tunggal. “Ini merupakan acara rutin tahunan dan sudah ketiga kalinya diselenggarakan. Yang ikut ada sekitar 60 peserta yang terdiri dari Agen Subagen, Loper, Pengecer, DPWK Guyup Rukun, DPWK Ngudi Rahayu dan DPWK KLB,” kata-
Modus Pelaku Purapura zz Sambungan Hal 19
Pihaknya langsung melakukan penyelidikan dan berkoordinasi dengan jaringan opsnal Reskrim di Pulau Jawa. Hal itu dikarenakan kejadian serupa tak hanya terjadi di DIY dan diduga pelaku yang diburu tergabung dalam sebuah sindikat pencurian. Pada 8 Maret 2018, pihaknya mendapatkan laporan terkait kasus yang sama dan kali ini terjadi di RSA UGM. Pihaknya telah melakukan pengintaian selama dua bulan lamanya, dan pelaku yang diburu sebelumnya terindikasi sama dengan yang beraksi di RSA UGM. “Setelah penyelidikan, kemarin Jumat, akhirnnya kami tangkap dua pelaku saat melakukan kejahatannya, yakni menarik uang tunai lewat ATM dengan kartu ATM orang lain. Kenapa ditangkap langsung? Karena sebelumnya telah ada bukti dari tim IT dan digabung penyelidikan dari Tim Progo Sakti,” katanya, Senin (19/3). Dilanjutkannya, penangkapan tersebut dilakukan di
Pernah Mengaku Konsultan zz Sambungan Hal 19
Kemudian, lanjutnya, Ismail pun mengajukan diri ingin membantu konsultan yang mengaku dari Singapura tersebut. Tak lama kemudian Ismail menawari dirinya dan menanyakan perihal kepemilikan kartu ATM. Meski sempat menolak, demi kebaikan, Yuliyanto pun mengiyakannya. “Posisi saya sadar saat itu,
Kesengsem Karawitan zz Sambungan Hal 19
Selain itu, dirinya juga terinspirasi dari ibunya yang pernah bekerja di Museum Sono-
DOK. HIPMA YOGYAKARTA
MERIAH - Suasana kemeriahan peserta Touring Keluarga Besar HIPMA Sabtu (17/3) lalu. nya, Senin (19/3). Diungkapkannya pula, acara tersebut juga bisa dilaksanakan berkat kerja sama antarpihak, khususnya dengan media cetak yang berada di Yogyakarta. Pihaknya juga memiliki misi tertentu dalam terselenggaranya acara tersebut. Selain itu, tak dimungkiri dengan gelaran tersebut dapat menumbukan
rasa kebersamaan dan saling bertukar pikiran antar anggota HIPMA dalam memajukan organisasinya tersebut. “Harapannya dengan acara kemarin bisa lebih mempererat tali silaturahim sesama anggota. Ke depannya juga akam digelar acara serupa guna meningkatkan kebersamaan antaranggota,” katanya. (rid)
halaman salah satu Rumah Sakit Swasta yang berlokasi di Danurejan, Kota Yogyakarta. Dari penangkapan tersebut pihaknya juga menyita uang tunai Rp29 juta yang terdiri dari Rp17 juta, hasil sisa dari aksinya di RSA UGM dan Rp12 juta yang baru saja ditariknya di lokasi penangkapan. “Selain itu kami juga sita 90 kartu ATM dari berbagai bank yang digunakan untuk menukar kartu ATM korbannya. Dari pengakuannya, kedua pelaku telah menggasak uang ratusan juta rupiah selama beraksi. Jadi ada Rp103 juta ditransfer ke rekening lain dan Rp29 juta ditarik tunai,” ujarnnya. Berbagi tugas Diungkapkan Kombes Hadi, dalam melancarkan aksinya, kedua orang tersebut berbagi tugas. Seorang mencari sasaran dan berpura-pura mengajak berbincang-bincang dengan sasarannya. Sementara seorang lagi berpura-pura dari luar negeri dan ingin menyumbangkan uang 3.000 USD miliknya kepada orang yang membutuhkan, namun tak tahu bagaimana cara menyalurkannya di Indonesia. Di saat bersamaan, satu pelaku yang bertugas berbincang-bincang pun ber-
pura-pura tertarik untuk menyalurkan uang tersebut ke orang yang membutuhkan. Setelah percaya, korban diajak ke ATM guna memastikan kartu ATM korban aktif atau tidak. Guna membuat korban semakin percaya, pelaku menunjukkan isi saldo rekeningnya yang mencapai Rp900 juta. Lebih lanjut, korban juga diminta pelaku untuk mengecek saldo dan menarik uang tunai dalam jumlah kecil, sebagai bukti bahwa kartu ATM tersebut aktif. “Jadi modus yang dipakai itu memengaruhi orang dan dalam bentuk omongan, serta mengaku butuh bantuan menyumbang ke panti asuhan dan panti jompo. Saat korban ngecek saldo atau menarik uangnya, pelaku menghafalkan PIN dan satunya mengajak ngobrol. Pas kartu keluar langsung ditukar dengan kartu ATM yang sudah disiapkan pelaku dan berujung dengan menguras uang di ATM korbannya,” ungkapnya. Tempat umum Pihaknya masih mengembangkan kasus tersebut. Bahkan diketahui pula jika seorang korban kedua pelaku merupakan seorang guru besar di salah satu perguruan tinggi di Yogyakarta.
Kedua pelaku mengakui memilih tempat pelayanan umum untuk beraksi, karena menyasar orang yang tidak berdomisili di sekitar tempat kejadian. “Keduanya ini bisa dikatakan sindikat antarprovinsi, karena kerap beraksi di kota-kota besar. Keduanya juga menggunakan kartu ATM yang didapat untuk membeli emas batangan, rencananya akan dikembangkan ke TPPU (Tindak Pidana Pencucian Uang),” ujarnya. Ditambahkannya, saat ini pihaknya tengah memburu satu tersangka lain bernama Erwin alias Junet alias Awang alias Eko yang diketahui berdomisili di luar DIY. Kedua pelaku telah ditahan di tahanan Polda DIY guna mempertanggungjawabkan perbuatannya. “Imbauannya agar masyarakat agar lebih waspada dan lebih teliti jika diimingimingi atau diperlihatkan jumlah saldo di layar ATM orang yang tak dikenal. Untuk pelaku jelas diproses lebih lanjut, keduanya dijerat Pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan pemberatan dan keduanya dipastikan meringkuk di tahanan dalam waktu yang tidak sebentar,” katanya. (rid)
saya juga mengingatkan. Yang namanya Ismail kalau kita baru kenal tapi malah mepetmepet saya. Setelah itu saya ke ATM bersama dua orang itu, dan saya ditunjukan saldo rekening donatur Rp900 juta. Saya juga disuruh ngambil uang sebagai bukti kartu ATM saya aktif atau tidak untuk keperluan menyalurkan dana,” ujarnya. Ia melanjutkan, saat menarik uang, pelaku tidak meminta uangnya. Namun saat menarik uang tunai ia diperhatikan dengan seksama oleh keduanya, namun tak mena-
ruh rasa curiga karena keduanya dirasa orang berada. Selain itu, saat menarik ATM tersebut, dirinya bertiga. “Saya ambil uang dan kartu ATM saya dilihat mereka sambil ngajak ngobrol. sama mereka, seingat saya Ismail di kiri saya itu dan orang yang ngaku dari Singapura di sebelah kanan. Setelah transaksi kartu kan keluar, terus saya keluar dari bilik ATM,” katanya. Ditambahkannya, kecurigaannya muncul saat dirinya berniat mengecek saldo rekeningnya di ATM, namun
kartu yang digunakannya sama sekali tidak berfungsi. Mengetahui hal itu ia lantas ke customer service bank guna mengetahui apa penyebab kartunya tak dapat digunakan. “Saya pakai lagi nggak bisa. Ternyata setelah dicek, ada kegiatan transfer dan penarikan lewat kartu ATM saya. Kalau yang hilang sekitar Rp17,5 dampai Rp18 juta. Setelah itu saya lapor ke Polisi dan ternyata pelakunya sama dengan yang ditangkap Polisi beberapa hari lalu,” tandasnya. (rid)
budoyo. Dari situ, banyak cerita tentang teman ibunya yang telah sukses dan berawal dari sebuah karawitan. Sehingga hal tersebut semakin membuat Vita tertarik untuk menekuni karawitan lebih dalam. “Itu juga karena aku terin-
spirasi sama temen-temen mama yang sukses mengenalkan budaya kita ke negara lain. Bangga aja dengan profesi itu. Semoga aku juga bisa jadi seperti mereka,” lanjut dia. Terlebih kecintaannya terhadap karawitan mendapat dukungan penuh dari kelu-
arga dan orang terdekatnya. “Aku pengin aja sih nunjukin ke orang-orang kalau sukses itu gak cuma dari fakultas favorit. Dengan hobi sederhana semacam karawitan pun bisa sukses dengan cara dan jalannya sendiri,” tukasnya. (era)
20
SELASA WAGE 20 MARET 2018
AFP PHOTO/JAVIER SORIANO
EMPAT - Cristiano Ronaldo, penyerang Real Madrid, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Girona pada pertandingan La Liga 2017/18 di Santiago Bernabeu, Senin (19/3) dini hari waktu Indonesia. Ronaldo mencetak empat gol pada pertandingan ini.
REAL MADRID 6 - 3 GIRONA
KEJAR PICHICHI CRISTIANO Ronaldo, penyerang Real Madrid, sempat mengalami masa sulit ketika La Liga musim 2017/18 baru bergulir. Ronaldo hanya mencetak empat gol dari 12 penampilan pertamanya. Dalam situasi seperti itu Ronaldo justru bertaruh dengan rekan-rekan setimnya. Seperti dikutip dari Marca, dia bertaruh bakal menjuarai Trofeo Pichichi alias pencetak gol terbanyak La Liga musim ini. Pada awalnya pertaruhan itu terkesan sesumbar, namun Ronaldo mulai menunjukkan perkataannya bukan isapan jempol belaka. Ketika memasuki pergantian tahun, Ronaldo justru menunjukkan penampilan yang impresif. Sejak 2018 mulai Ronaldo telah mencetak 21 gol dari 11 penampilan di semua kompetisi. Ini adalah jumlah gol terbanyak
di antara pemain-pemain yang berber Bukan tidak mungkin Ronaldo kiprah di lima liga top Eropa. pertabakal memenangkan perta Cristiano Ronaldo ruhannya. Performa RoRo mencetak empat gol ke naldo terbukti lebih baik gawang Girona pada daripada Messi sejak pertandingan La Liga pergantian tahun. 2017/18 di Santiago Sementara Messi • CRISTIANO RONALDO CETAK Bernabeu, Senin hanya mencetak 13 EMPAT GOL KE GAWANG GIRONA (19/3) dini hari gol, Ronaldo telah • CR7 CETAK 21 GOL DARI 11 waktu Indonesia. mencetak 21 gol LAGA TERAKHIR Torehan itu memdalam periode yang buat Ronaldo kini sama. • PENYERANG ASAL PORTUGAL hanya tersisih tiga "Semakin bagus ITU TEMPEL LIONEL MESSI DI DAFTAR PENCETAK GOL gol dari Lionel Messi, Cristiano Ronaldo, LA LIGA penyerang Barcelona, maka Real Madrid akan di daftar top scorer La Liga semakin bagus. Cristiano 2017/18. Mengoleksi 22 gol, sedang berada di level yang sete CR7 berada di peringkat kedua setespektakuler dan itu terlihat setiap lah Messi. Ronaldo sukses menyalip Luis hari. Jika dia terus seperti ini, maka Suarez, rekan setim Messi, yang mencetak dia akan mendekati Messi," ujar Lucas 21 gol. Vazquez, winger Real Madrid, dikutip dari
DIRECT POINTS
Soccerway. Cristiano Ronaldo menorehkan hat-trick ke-50 di sepanjang karier profesionalnya. Rinciannya, Ronaldo mencetak 44 hat-trick untuk Real Madrid, lima untuk tim nasional Portugal, dan satu untuk Manchester United. Torehan tersebut termasuk haul dan glut. Sejak berkiprah pada 2009, Cristiano Ronaldo telah mengukir 34 hat-trick dalam satu pertandingan La Liga. Ronaldo adalah pemain yang paling sering melakukan itu di La Liga. Ronaldo jauh mengungguli Messi yang baru menorehkan 28 hat-trick. "Dia berasal dari galaksi lain. Ini bagus untuk kami dan untuk dia, ketika dia dalam kondisi bagus, tim bagus, dia memberikan energi yang sangat bagus," kata Zinedine Zidane, pelatih Real Madrid. (Tribunnews/deo)