Tribunjogja 20-09-2017

Page 1

RABU PON

Redaksi 0274 557 687 (102) / 0857 4319 6999

Halaman

20 SEPTEMBER 2017 29 DZULHIJAH 1438 NO 2334/TAHUN 6

Sirkulasi / 0851 0212 2000 Iklan 0274 557 687 (417) 0851 0012 1000 0857 2949 3333

RP 2.000

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219 www.tribunjogja.com

tribunjogja

Warga Usung Bantal ke Rumah Baru

@tribunjogja

@tribunjogja

tribunjogjaofficial

Nasi tumpeng robyong, ingkung, jajanan pasar, dan aneka hasil bumi, dihadirkan dalam kenduri selaHal matan relokasi warga terdampak bandara di petak lahan relokasi Glagah, Selasa (19/9). (*)

6

TRIBUNJOGJA/SINGGIH NUGRAHA

PINDAHAN

- Bupati Kulonprogo Hasto Wardoyo (tengah) secara simbolis menyerahkan perlengkapan tidur berupa bantal, tikar, dan sapu lidi kepada warga peserta relokasi di petak lahan relokasi Glagah, Selasa (19/9). Hasto juga menyerahkan potongan tumpeng kepada kepala desa dari lima desa terdampak pembangunan bandara di Temon saat kenduri selamatan relokasi warga di Glagah, Selasa (19/9).

Taruna Akpol Dihajar Bergiliran  Sidang Perdana Kematian Taruna Akpol Semarang Korban Kekerasan Senior Saya (sebagai ayah) berusaha membela. Tapi ya, hukum harus ditegakkan. Dia (tersangka) anak saya yang nomor dua.

SEMARANG, TRIBUN - Setelah sempat dua kali tertunda, akhirnya Jaksa Penuntut Umum (JPU) dari Kejaksaan Tinggi Semarang berhasil menghadirkan 14 taruna Akpol di Pengandilan Negeri (PN) Semarang, Selasa (19/9). Para terdakwa ini terlibat kasus penganiayaan yang mengakibatkan Muhammad Adam, siswa taruna tingkat III meninggal dunia karena dianiaya. Sidang perdana dengan agenda pembacaan dakwaan ini sudah dua kali tertunda, yaitu pada 5 September 2017 dan 12 September 2017. Saat itu JPU tak berhasil menghadirkan para terdakwa lantaran jaksa tak melakukan penahanan terhadap para terdakwa. Alasan lainnya adalah, para terdakwa masih menjalani sidang disiplin di internal Akpol. Tepat pukul 10.25, 10 tersangka yang semuanya mengenakan baju batik turun dari mobil polisi Polda Jateng dengan penjagaan ketat petugas. Mereka langsung masuk ke ruang sidang Prof Oemar Seno Adji untuk menjalani proses pengadilan. Lima menit berselang, empat terdakwa lainnya menyusul dengan mobil lain.  ke halaman 11

2 Sikap roket / Head Stand Posisi kepala di bawah sebagai tumpuan di bantu kedua tangan dengan kaki lurus ke atas menempel dinding

1 Sikap Tobat Posisi sujud lutut dan pantat diangkat dengan tumpuan kepala dan kaki serta kedua tangan seperti istirahat di pinggang.

3 Sikap Marching Posisi berdiri dengan bertumpu pada dua lutut dan kedua tangan di belakang pinggang seperti istirahat.

Sandi Hukuman Fisik

4 Kipas Cendrawasih Menampar berulang kali dan bolak balik di bagian pipi kanan maupun kiri.

5 Dewaruci Dipukul/pecut pada pangkal paha bagian belakang. Dapat dilakukan posisi berdiri atau membungkuk. Pukulan Tag team 6 Memukul yang dilakukan oleh dua orang dari arah kanan dan kiri secara bersamaan.

14 Terdakwa

Anak Jenderal Bintang Dua Ikut Terlibat TRIBUN Jateng berkesempatan mewawancarai kuasa hukum tersangka penganiayaan taruna akpol, Joko Tirtono di kediamannya di Salatiga, Minggu (17/9). Kepada Tribun Jateng, Joko menceritakan, pada awal dulu dirinya diminta membantu untuk mendampingi satu dari 14 tersangka taruna Akpol. Saat itu, proses pendampingan penyidikan berada di Polda Jateng. Joko menjelaskan, dirinya mendampingi penyidik-

an selama dua malam tiga hari di Mapolda Jateng. Keempat belas tersangka didampingi oleh 14 pengacara atau masing-masing satu lawyer. Semenjak saat itu, pihaknya sudah tidak ada komunikasi lagi. Apakah dirinya masih ditetapkan menjadi laywer sampai dengan proses sidang nanti atau hanya cukup pendampingan saat proses penyidikan.  ke halaman 11

SIDANG Terdakwa kasus penganiayaan hingga menewaskan seorang Taruna Tingkat II Akpol Bripdatar M. Adam, digelar di PN Semarang, Selasa (19/9). Kasus yang membawa 14 terdakwa ini dibagi dalam tiga berkas terpisah.

Rinox Lewi Wattimena bin Jehosua Wattimena Christian Atmadibrata Sermumes bin Yohanes Murdiyanto Gibrail Charthens Manorek bin Arfi Manorek Martinus Bentanone bin Jondarius Bentanone Gilbert Jordi Nahumury al Jordi bin Jhon Dominggus Nahumury Josua Evan Dwitya Pabisa bin Yosman Pabisa Reza Ananta Pribadi Bin Yongki Pribadi Indra Zulkifli Pratama Ruray bin Idham Ruray Praja Dwi Sutrisno bin Agus Sutrisno Aditia Khaimara Urfan bin Khairul Anwar Chikitha Alviano Eka Wardoyo bin Wandoyo Rion Kurnianto bin Tukijan Erik Aprilyanto bin Supeno Hery Avianto bin Bambang Priyambadha GRAFIS:FAUZIA RAKHMAN

ANTARA FOTO/R. REKOTOMO

Aurelie Moeremans

Pengakuan Terbaru Bocah Sakti Pemilik Batu Petir dari Jombang

Setia Menunggu

Ponari Kalau Sakit Tetap Pergi ke Dokter Masih ingat bocah sakti, Ponari? Pada 2009 silam, bocah asal Jombang ini sempat menghebohkan Indonesia dengan batu saktinya yang dipercaya dapat mengobati berbagai penyakit. Delapan tahun berlalu, Ponari sudah menjadi remaja.

SUDAH hampir dua bulan penyanyi Marcello Tahitoe alias Ello menjalani rehabilitasi di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta Timur. Sang kekasih, Aurelie Moeremans pun berjanji akan selalu setia menanti hingga proses hukum Ello akibat terjerat kasus narkoba selesai. (*)

S

Hal

9

TRIBUNNEWS/JEPRIMA

7 Pukulan Roda Gila Pukulan menggunakan tangan terkepal atau siku dimana posisi yang di pukul telentang diangkat oleh teman lainnya.

eorang psikolog dan pakar mikro ekspresi, Poppy Amalia berhasil mewawancarainya. Kepada Ponari, Poppy menanyakan perihal kehidupan bocah yang terkenal memiliki batu ajaib yang bisa menyembuhkan penyakit itu. Setelah melakukan wawan-

cara singkat, Poppy kemudian memberikan penjelasan dari hasil pengamatannya terhadap Ponari dari kacamata keilmuannya selaku seorang psikolog. Seperti apa hasil wawancaranya? Melansir dari TribunVideo.com, berikut ini hasilnya.  ke halaman 11

CAPTURE YOUTUBE

BLAKBLAKAN - Ponari saat diwawancarai seorang

psikolog dan pakar mikro ekspresi, Poppy Amalia.

Trending Topic di tribunjogja.com

Ini Penyebab Panas Terik di Yogyakarta


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.