Tribunjogja 22-12-2014

Page 1

HARIAN PAGI

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014 29 SAFFAR 1436 NO 1335/TAHUN 4

RP 2.000 SPIRIT BARU DIY-JATENG

LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 219

Taman Air HB II Jadi

Evakuasi di Jemblung Berakhir

Ditemukan 95 Jenazah BANJARNEGARA, TRIBUN - Proses evakuasi korban longsor di Dusun Jemblung, Desa Sampang, Kecamatan Karangkobar, Kabupaten Banjarnegara, Jateng, resmi dihentikan, Minggu (21/12). Saat persiapan upacara penutupan, Satuan Tugas (Satgas) Komando Pasukan Khusus (Kopassus) menemukan dua jenazah korban longsor. Menurut Bagian Penerangan Kopassus, Mayor Inf Achmad Munir, dua jenazah laki-laki itu ditemukan sekitar pukul 08.30. “Tadi pagi ketika tim menyisir Dusun Jemblung, sebelum penutupan evakuasi, tim kembali menemukan dua

Bak Limbah  Situs Budaya Itu Mengenaskan

YOGYA, TRIBUN - Sri Sultan Hamengku Buwono II, penguasa besar penerus dinasti Mataram di Keraton Kasultanan Yogyakarta yang belia, dikenal mendirikan banyak pesanggrahan atau

Achmad Cold

Akan lebih baik ketika pemerintah mampu berbaur bekerja sama dengan masyarakat untuk menjaga dan melestarikan carga budaya tersebut

Wiratna Aditama

Perlu kepedulian pemerinth agar cagar budaya trsbt tdk terbengkalai,krna bgaimanapn jg ini adlh warisan budaya dan sejarah jd perlu kita lestarikn.

taman. Pesanggrahan tersebut difungsikan untuk tempat rekreasi, sekaligus taman air pemandian ratu, puteri raja, serta para selir. Dalam Serat Rerenggan Kraton, pesanggrahan yang dibangun HB II antara lain pesanggrahan Rejawinangun, Rejakusuma, Wonocatur, dan Purwareja. Kemudian Pesanggrahan Cendhanasari, Tanjungtirto, Sonosewu, Sanapakis, Tlogo Ji, Kanigoro, Madya Ketawang, Kuwarasan, Demak Ijo, Samas, Pelemsewu, Gua Seluman, dan Pengawatrejo. Data yang dimiliki Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Yogyakarta, pesanggrahan HB II sebagian besar berada enam (6) kilometer di sebelah timur pusat kota, atau saat ini menjadi wilayah administratif Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul.

Bersambung ke Hal 11

ikuti perkembangan terkini penanganan bencana tanah longsor Banjarnegara dan kejadian beberapa daerah lain hanya di

TRIBUN JOGJA/M NUR HUDA

PENUH KOTORAN - Salah satu sudut Pesanggrahan Wonocatur, Banguntapan, yang dibangun Sri Sultan HB II, kini dipenuhi limbah rumah tangga dan airnya kotor. Foto diambil Kamis (18/12).

NETIZEN REPORT

Dulu Wingit, Sekarang Jadi Tempat Main Anak PESANGGRAHAN Sri Sultan Hamengku Buwono II di Wonocatur yang dikenal dengan sebutan Gua Seluman, dikenal sebagian kalangan masyarakat sebagai sarangnnya makhluk halus. Padahal kini letaknya di tengah keramaian. Situs budaya dan sejarah itu berlokasi di tengah-tengah perkampungan dan bersebelahan dengan Pasar Wonocatur, serta di

HIMA W AN PRASET Y O HIMAW Peneliti BPCB Yogyakarta

TRIBUN JOGJA/M NUR HUDA

TELANT AR - Dua bocah bermain di mulut Gua Seluman TELANTAR Pesanggrahan Wonocatur, Banguntapan, yang dibangun Sri Sultan HB II. Foto diambil Kamis (18/12).

Alena Wu

dekat jalan raya yang ramai. Menurut sesepuh Wonocatur yang juga juru kunci Goa Seluman, Harno Prayitno (87), dahulu tak ada yang berani masuk situs itu. Meski di siang hari hari sekalipun, nyali orang jadi ciut saking angkernya. Berbagai peristiwa seperti orang tiba-tiba kesurupan, hingga ada yang tewas Bersambung ke Hal 11

FACEBOOK ICJ//ANDRIE D’POSITIVE ENERGY

TOLONG KORBAN - Warga menolong korban kecelakaan di kawasan Prambanan, Sleman, Minggu (21/12).

MEMANG banyak peninggalan pesanggrahan Sri Sultan Hamengku Buwono II, dan kondisinya sudah tak terawat atau rusak. Penyebabnya cuaca, bencana alam, dan lama tak dipakai

lagi. Dulu waktu HB II kekuasaannya masih kuat, pesanggrahan ini difungsikan untuk pertahanan, peristirahatan dan taman. Pada masanya, pesanggrahan HB II selalu mengandung unsur Bersambung ke Hal 11

KECELAKAAN lalu lintas terjadi di kawasan Prambanan, Sleman, Minggu (21/12) sekitar pukul 15.30. Korban dua orang dalam kondisi luka-luka. Warga yang mengetahui peristiwa itu langsung memberikan pertolongan, korban dibawa ke RSUD Prambanan. Peristiwa ini sempat terekam kamera netizen, Andrie d’Positive Energy, dan mengunggahnya ke

Sitor Situmorang, Pujangga Terakhir Angkatan 45, Wafat

Banyak Pesan di Puisi, Kubur Abuku di Tanah Toba Manggung S

KAPANLAGI.COM

Bersambung ke Hal 11

Dua Pengendara Luka Kita Hanya Bisa Setelah Terlibat Tabrakan Memberi Tanda

Mahyudin Ismail

Pelestarian Cagar budaya adalah kewajiban bersama antara lembaga negara maupun warga negara dg biaya swadaya ataupun dana negara. Kesadaran dan rasa memiliki itulah yang terpenting.

mayat laki-laki. Penemuan mayat disaksikan langsung Komandan Korem 071/WK, Kolonel Inf Edison,” ujar Munir kepada jurnalis di Jakarta, Minggu. Dengan demikian, total jenazah yang dievakuasi oleh Satgas Kopassus sebanyak 47 jenazah. Adapun jumlah seluruh jenazah

ALENA Wu (23) menyambut perayaan tahun baru dengan sikap positif. Dengan melimpahnya rezeki, seiring banyaknya jadwal manggung, penyanyi dan pemain Bersambung ke Hal 11

grup Facebook Info Cegatan Jogja (ICJ). Menurut keterangan Andrie yang ditulis di wall Facebook, peristiwa terjadi ketika seorang pria yang sudah tua naik sepeda motor Supra Fit menyeberang jalan setelah bertani. Saat menyeberang itu, diduga Bersambung ke Hal 11

Citizen Journalism AA Kunto A

Kepala Bagian Humas STIEBBANK

Penyair senior Sitor Situmorang (91) meninggal dunia karena usia lanjut, Minggu (21/12) pagi. Sastrawan Angkatan 1945 itu mengembuskan napas terakhir di Belanda. Sampai Minggu malam jenazah Sitor masih disemayamkan di kediaman istrinya, Barbara Brouwer, di Apeldoorn, gemeente Belanda di Provinsi Gelderland.

Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reporter melalui agi TTribun ribun Jogja. Ser tak an ffo o to Citizen Journalism Harian P Pagi Sertak takan kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribun jogja @gmail.com atau tribunjogja jogja@gmail.com tribunjogja @ yahoo.com.

KABAR duka tentang Sitor pertama kali disampaikan oleh kawannya, sejarawan JJ Rizal, melalui akun Twitter @JJRizal. “Pagi ini dapat berita dari Apeldoorn, Belanda, sasterawan #SitorSitumorang meninggal dunia,” demikian kicauan Rizal tentang penyair kelahiran Harianboho, Tapanuli Utara, Sumatera Utara (Sumut), itu.

UNTUK semakin menyiapkan mahasiswa sebagai pengusaha profesional di masa yang akan datang, STIEBBANK terus-menerus menjalin kerja sama dengan berbagai pihak. Kali ini, STIEBBANK menjalin kerja sama dengan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) DIY. Bertempat di kampus Jalan Magelang km

Bersambung ke Hal 11

STIEBBANK Terus Jalin Kerja Sama

FACEBOOK SITOR SITUMORANG-SANG PENYAIR DANAU TOBA

FOTO KENANGAN - Sitor Situmorang semasa hidup (kanan) bersama Lena Simanjuntak (penulis dan sutradara). Foto ini diabadikan 2013.

Bersambung ke Hal 11


2

ekbis

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Kawasaki Pertahankan Market Moge

 Versys dan H2R Siap Hadapi Kompetitor YOGYA, TRIBUN - Kawasaki optimistis bisa bersaing dan mempertahankan penetrasinya pada segmen sepeda motor kelas premium berkapasitas mesin gede (moge) di Yogyakarta. Meski saat ini belum berada di top market pada segmen tersebut, Kawasaki menyatakan tak gentar menghadapi persaingan denga kompetitor. General Manager PT Sumber Buana Motor sebagai distributor resmi Kawasaki area DIY, Kedu, dan Banyumas, Lukas K Susabda, mengatakan, sampai saat ini deretan produk moge Kawasaki masih menguasai sekitar 30-40 persen market share. Produk tersebut antara lain Versys 650 cc, ER-6, Ninja 650, Z800, Z636, Z1000, dan ZX-14R. Karena termasuk produk premium, angka penjualan memang tidak terlalu besar per bulannya. “Versys yang paling diminati di pasaran. Penjualan bisa 2-3 unit per bulan,” kata Lukas, ditemui di sela ‘Kawasaki Photography Contest ke-29’ di Ambarrukmo Plaza, Minggu (21/12). Versys merupakan produk Kawasaki yang bergaya sport touring. Motor ini memboyong mesin 650 cc DOHC liquid-cooled, 4 stroke dengan paralel twin.

Ver sys han ol Rp1 30,7 juta ersys hanyy a dibander dibanderol Rp130,7 (ABS) dan Rp122, 1 00 juta (NonABS). 100 (Non-ABS). Kalau kompetitor kan nggak mungkin bisa segitu, untuk kelas mesin yang sama harganya sudah di atas Rp200 juta LUKAS K SUSABDA General Manager PT Sumber Buana Motor Daya yang bisa dihasilkan mencapai 60 HP/8000 rpm dan torsi 61 Nm/6800 rpm. Konsumsi bahan bakarnya per liter sanggup menyentuh jarak 130-135. Motor ini juga dibekali sistem handling yang nyaman. Lukas optimistis Kawasaki bisa mempertahankan market meskipun beberapa kompetitor meluncurkan produk moge pada 2015 mendatang. Honda kabarnya akan menurunkan moge dari seri CBR-nya, Suzuki dengan seri GSX-R, Yamaha dengan seri YZF-R, dan lainnya. Kawasaki juga tak mau kalah dan segera meluncurkan seri Ninja 1000 alias H2R pada awal tahun depan. Saat ini, H2R sudah memasuki masa pre-order untuk umum. “Optimisme muncul karena Kawasaki selama ini selalu fokus menggarap segmen motor sport. Sehingga kalau bicara kualitas, pro-

duk tidak perlu diragukan,” tegas Lukas. Lebih Murah Selain itu, Kawasaki juga memiliki keunggulan berupa harga yang lebih terjangkau dibanding kompetitor untuk kelas motor berkapasitas besar. Pada kelas 650 cc, misalnya, harga jual Kawasaki masih bisa ditekan di bawah Rp200 juta. “Versys hanya dibanderol Rp130,7 juta (ABS) dan Rp122, 100 juta (Non-ABS). Kalau kompetitor kan nggak mungkin bisa segitu, untuk kelas mesin yang sama harganya sudah di atas Rp200 juta,” ungkapnya. Optimisme itu menurutnya bakal semakin memuncak setelah H2R resmi diluncurkan nantinya. Motor ini mengusung mesin DOHC 1000 cc, 4 stroke in-line four dengan teknologi mirip turbin pesawat terbang. “Kecepatan 0-100 km/jam bisa dicapai hanya dalam 2,5 detik,” kata dia. (ing)

Wakai Shoes Buka Concept Outlet di Amplaz YOG YA, TRIBUN - Wakai Shoes, OGY sebuah brand sepatu asli Indonesia mulai melebarkan sayap bisnisnya di Yogyakarta. Jumat (19/12) sore yang lalu, Wakai Shoes meresmikan Concept Outletnya yang ke-26 di Lantai 1 Plaza Ambarrukmo Yogyakarta. Marketing Manager Wakai Shoes Yogyakarta, Hendrik Setioadithyo, mengatakan, setiap Concept Outlet Wakai Shoes yang tersebar di beberapa wilayah Indonesia memiliki tema yang berbeda-beda. Di Yogyakarta, tema Eropa klasik yang dipilih. “Tema ini kami hadirkan melalui dekorasi toko yang menggambarkan sebuah rumah kuno di Eropa. Pelanggan akan dibawa ke zaman Eropa abad ke-18,” kata Hendrik saat menggelar jumpa pers, Jumat (19/12). Saat ini Wakai telah memiliki 35 outlet di Indonesia. Jumlah tersebut terdiri dari 26 Concept Store dam sembilan Shop in Shop yang biasanya berada di pusat perbelanjaan seperti Sogo dan Centro. Ditambah beberapa outlet yang ada di Malaysia, Singapura, Thailand, Taiwan, dan Filipina. Wakai memilih ekspansi ke Yogyakarta karena melihat market yang sangat besar di kota pelajar ini. Sejak berdiri tahun 2012, kata dia, Wakai menerima begitu banyak respons dari konsumen. Brand sepatu yang terinspirasi dari gaya hidup Jepang ini telah menjadi fenomena di dunia fashion. “Meskipun pembelian bahan baku dan pembuatan lebih banyak dilakukan di Jepang, tapi Wakai sebenarnya adalah brand asli Indonesia. Kami hanya terinspirasi dari gaya hidup masyarakat Jepang saja. Namun semua ide dan operasional berasal dan dijalankan oleh orang-orang Indonesia,” jelas Hendrik. Wakai lebih dikenal sebagai produsen sepatu yang memproduksi sepatu slip on dengan material kanvas yang langsung dibeli di Jepang. Namun seiring dengan perkembangan fashion, Wakai pun terus berinovasi menghasilkan macam-macam produk baru. Salah satunya adalah flat shoes dan sepatu boots. Tak hanya itu, Wakai juga menyediakan beragam kemeja

TRIBUN JOGJA/SINGGIH WAHYU NUGRAHA

SPORT TOURING - Versys 650 cc, motor sport bergaya touring berkapasitas 650cc yang menjadi andalan Kawasaki dipajang di Ambarrukmo Plaza, Minggu (21/12). Bersama H2R yang akan segera hadir, Versys siap menghadapi persaingan dengan kompetitor di pasar motor kelas premium.

Aston Solo Hotel Resmi Beroperasi YOG YA , TRIBUN - Aston Solo Hotel kini OGY secara resmi telah beroperasi. Grand opening hotel bintang empat di bawah brand operator hotel Archipelago International tersebut dilakukan Sabtu (20/12). Norbert Vas, Vice President Sales & Marketing Archipelago International, mengatakan, kehadiran Aston Solo Hotel diharapkan bisa menambah jangkauan market pihaknya dalam industri perhotelan wilayah Surakarta dan sekitarnya. Aston Solo Hotel menjadi properti terbaru Archipelago International setelah Favehotel di kawasan Adi Sucipto dan Solo Baru. “Sejalan dengan kisah sukses brand

Aston di Indonesia, kami sangat senang membawa properti Aston yang pertama ke Kota Solo. Kami sangat percaya diri bahwa para tamu yang berlibur dan para pebisnis akan menikmati kunjungannya di kota yang sedang berkembang ini,” jelas Norbert dalam keterangan resminya yang diterima Tribun Jogja, Minggu (21/12). Secara operasional, pelayanan Aston Solo Hotel sudah mulai berjalan sejak 18 Juli 2014. Dalam kurun waktu 5 bulan tersebut, hotel ini mampu merebut pasar di Kota Solo. Hotel yang berlokasi di Jalan Slamet Riyadi ini memiliki 168 kamar dan dilengkapi kolam renang, spa, restoran, dan lounge.

Bagi keperluan bisnis, juga tersedia 3 ruang pertemuan dan satu ballroom yang dapat mengakomodasi sampai dengan 700 orang. Aston Solo Hotel dekat dengn pusat perbelanjaan dan daerah pusat Batik Laweyan, Istana Kerajaan Kasunanan dan Mangkunegara. “Aston Solo Hotel menggabungkan unsur tradisional yang unik dengan standar pelayanan internasional. Sentuhan interior batik kawung ada di kamar hotel, ukiran lantai antik nan lawas, alunan musik gamelan di seluruh area hotel, dan berbagai seni lukisan yang dapat dibeli maupun dinikmati keindahannya di area lobi dan ruang meeting,” ujar Norbert. (ing)

Federal Oil Pecahkan Rekor MURI

TRIBUN JOGJA/PRISTIQA AYUN W

OPENING - Concept Outlet Wakai Shoes di lantai 1 Plaza Ambarrukmo Yogyakarta yang diresmikan Jumat (19/12) lalu. dan tas, aksesoris seperti jam tangan dan bantal, bahkan juga ada Wakai Body Care yang terdiri dari body lotion dan body mist. Sepatu dari Wakai tipe slip on saat ini memang sedang banyak digemari. Modelnya yang simpel dan bahan baku kanvas pilihan adalah dua faktor kenyamanan saat memakai sepatu Wakai. “Sepatu Wakai sangat fleksibel dipakai dalam suasana apapun. Bahkan pelanggan tak sedikit yang sudah tua. Mereka menggemari sepatu dari kami karena memang kenyamanannya,” kata Hendrik. Hendrik membagi tips bagi para pengguna sepatu yang dibande-

rol dengan harga mulai dari Rp380 ribu-Rp450 ribu ini. “Mencuci sepatu Wakai tak perlu menggunakan air. Hanya perlu cuci kering menggunakan kain lembab,” ujarnya. (tiq)

YOGYA, TRIBUN - Federal Matic memecahkan rekor ganti oli gratis 10 ribu motor matic. Pemecahan rekor ini terjadi melalui kegiatan serentak, Minggu (21/12), di delapan kota yaitu Bekasi, Bandung, Surabaya, Malang, Medan, Makasar, Denpasar, dan Yogyakarta. Di Yogyakarta acara digelar di kompleks Stadion Maguwoharjo, Kabupaten Sleman, Minggu pukul 07.0015.30 WIB. Dalam kurun waktu tersebut, ada 1.290 motor ma-

tic yang pemakainya mendapatkan oli gratis. Angka ini menggenapi jumlah yang terkumpul dari tujuh kota yang lain, sehingga terkumpul angka ganti oli gratis bagi 1.077 motor matic di delapan kota di seluruh Indonesia. Pemecahan rekor ini dikukuhkan oleh pihak Museum Rekor Indonesia (MURI). Adapun penyerahkan piagam dilakukan oleh Senior Manager MURI, Paulus Pangka, diterima oleh Presiden Sekretaris Federal

Karyatama, Agung Kusumo. Rekor yang tercatat kemarin memecahkan rekor sebelumnya, pada 27 Mei 2012. Kala itu dilakukan penggantian oli gratis di lima kota, mencapai angka 4.063 motor dalam waktu satu hari. “Pada pukul 09.30 rekor ini sudah dipecahkan saat mencapai 4.261 namun digenapkan menjadi 1.077

dan berada pada urutan rekor ke 6.784,” ujar Paulus Pangka saat menyampaikan sambutan. Dalam acara di Yogyakarta, pihak penyelenggara juga mengadakan pengumpulan donasi sukarela dari para peserta dan para pengunjung. Hasil donasi akan disumbangkan ke para korban longsor di Jemblung, Banjarnegara, Jateng. (khr)


ribun Finance KURS RUPIAH Mata Uang USD SGD JPY EUR GBP MYR

Kurs 12,500 9,519.84 10,506.42 15,353.76 19,576.27 3,595.06

Nilai Tukar USD/IDR di 10 Bank Besar Perubahan (%) -0.52 -0.51 -0.84 -0.98 -0.02 -0.62

Sumber : Kurs Tengah BI (19/12/2014)

Nama Bank Bank Mandiri Bank Rakyat Indonesia (BRI) Bank Central Asia (BCA) Bank Negara Indonesia (BNI) CIMB Niaga Bank Permata Bank Danamon Bank Panin Bank Internasional Indonesia (BII) Bank Tabungan Negara (BTN)*

Beli 12,443 12,415 12,375 12,401 12,460 12,285 12,515 12,490 12,350 12,578

Jual 12,657 12,565 12,675 12,599 12,580 12,715 12,563 12,530 12,650 12,878

Sumber : Situs Bank, Diakses 19 Desember 2014, pkl 17.00 WIB *data 17/12/14

Nama Kompas 100 IHSG DOW JONES)* SSEC (Shanghai) NIKKEI 225) STRAITS TIMES HANG SENG KOSPI

HALAMAN 3

Harga Komoditas

Indikator IHSG Rata-rata 12,550 12,490 12,525 12,500 12,520 12,500 12,539 12,510 12,500 12,728

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Indeks 1,128.49 5,144.62 17,804.80 3,108.60 17,621.40 3,279.53 23,116.63 1,929.98

Perubahan (%) 0.58 0.61 0.15 1.67 2.39 1.11 1.25 1.71

Sumber : IDX dan Bloomberg (diakses Jumat 19/12/2014) Keterangan : )* Penutupan Kamis (18/12)

Jenis Komoditas Emas Emas Antam Perak Nikel)* Timah)* Tembaga)* Aluminium)* Minyak Mentah CPO

Satuan US$/Troy Oz Rp/gram US$/Troy Oz US$/MT US$/MT US$/MT US$/MT US$/BBL US$/Ton

Pasar Comex Comex LME LME LME LME Nymex Mdex

Sebelum 1,194.8 529,000 15.93 15,650.00 19,100 6,315.00 1,911.00 54.36 618.34

Penutupan 1,193.70 531,000 16.03 15,600 19,175 6,400 1,907 57.13 619.18

Perubahan (%) -0.09 0.38 0.60 -0.32 0.39 1.35 -0.24 5.10 0.14

Kontrak Feb-15 Mar-15 3 Bulan 3 Bulan 3 Bulan 3 Bulan Jan-15 Feb-15

Diakses pada Jumat (19/12/2014) Pukul 18.00 WIB Sumber : Riset KONTAN

Bank Mengincar Dana Obligasi

 Perkuat Modal untuk Dongkrak Kredit JAKARTA, TRIBUN - Rencana Bank Sentral Amerika Serikat (AS) menunda kenaikan suku bunga hingga Maret 2015, berhasil menenangkan pasar finansial Tanah Air. Andai kondisi pasar tetap tenang, sejumlah bank berencana melancarkan aksi korporasi dengan menerbitkan surat utang pada awal tahun 2015. Penerbitan surat utang ini bertujuan untuk memperkuat bisnis bank, yakni menyalurkan kredit dan memupuk permodalan. Misal, Bank OCBC NISP yang bakal menerbitkan obligasi berkelanjutan tahap II sebesar Rp3 triliun dari total obligasi berkelanjutan sebesar Rp6 triliun. “Kalau kondisi pasar menunjang, kami akan keluarkan obligasi di awal tahun 2015,” ujar Parwati Surjaudaja, Presiden Direktur Bank OCBC NISP. Parwati menyatakan, OCBC NISP memiliki pinjaman siaga US$ 300 juta per tahun dari sang induk. Sebagai catatan, jatuh tempo sisa obligasi berkelanjutan per

Sejak No Novvember ember,, dana dari induk usaha bisa dijadikan underlying lindung nilai (hedging). Ini akan membantu bank mengelola likuiditas. FILIANINGSIH HENDARTA Direktur Eksekutif Pengelolaan Moneter BI kuartal I/2015. Dana obligasi akan digunakan untuk pertumbuhan penyaluran kredit. Tahun 2015, bank milik investor Singapura ini membidik pertumbuhan kredit sebesar 15%-20%. Sementara itu, Tri Joko Prihanto, Direktur Keuangan Bank Bukopin, menyampaikan, pihaknya akan menerbitkan obligasi subordinasi (subdebt) sebesar Rp 1 triliunRp 2 triliun untuk memperkuat modal. Dana subdebt ini akan digunakan sebagai modal pelengkap level bawah alias lower tier 2 capital. “Kalau market bagus, kami akan terbitkan bulan Januari-Februari 2015,” kata Joko. Dalam hitungan Bukopin,

subdebt meningkatkan capital adequacy ratio (CAR) sebesar 2% menjadi 17%. Tahun depan, Bukopin membidik pertumbuhan kredit 15%. Alternatif pendanaan tahun 2015 juga bersumber dari suntikan dana pemegang saham luar negeri. Filianingsih Hendarta, Direktur Eksekutif Pengelolaan Moneter Bank Indonesia (BI), mengatakan, sejumlah bank tengah memproses persetujuan BI perihal suntikan induk usaha atau declared business fund. “Sejak November, dana dari induk usaha bisa dijadikan underlying lindung nilai (hedging). Ini akan membantu bank mengelola likuiditas,” ujar Filianingsih. (nina dwiantika)

Bank Syariah Bersaing Bidik KPR Segmen Khusus JAKARTA, TRIBUN - Meski dihantui aturan uang muka atau loan to value (LTV), perbankan syariah berharap bisa mencetak pertumbuhan penyaluran pembiayaan perumahan (KPR). Sejumlah bank syariah berharap target tercapai dengan strategi membidik segmen khusus. Coba tengok BRI Syariah. Lukita T Prakasa, Sekretaris Perusahaan BRI Syariah, mengatakan, pihaknya menargetkan pembiayaan perumahan naik sebesar Rp500 miliar di tahun depan. Angka ini sekitar 20% dari portofolio pembiayaan perumahan BRI Syariah yang mencapai Rp2,1 triliun per September 2014. “Kami fokus pada pembiayaan perumahan bersubsidi atau fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan (FLPP) yang digelar Kementerian Perumahan Rakyat (Kemenpera),” tutur Luki, akhir pekan lalu. Luki menyatakan, segmen KPR subsidi yang ramai peminat merupakan andalan BRI Syariah di segmen akuisisi nasabah baru. Namun, Bank Muamalat pesimistis dan hanya mengincar pertumbuhan pembiayaan rumah sebesar 5%-6% di tahun 2015. Direktur Keuangan Bank Muamalat, Hendiarto, menuturkan, pembiayaan rumah Bank Muamalat per November 2014 mencapai Rp9 triliun. “Tidak ada segmen khusus selama pembiayaan layak,” terang

Hendiarto. Kepala Unit Usaha Syariah (UUS) OCBC NISP, Koko T Rachmadi, mengatakan, hampir 100% KPR disalurkan ke pembiayaan perumahan. UUS OCBC NISP mengincar segmen perumahan senilai Rp800 juta hingga Rp1 miliar. “Segmen tersebut sesuai dengan pertumbuhan masyarakat kelas menengah yang terus bertambah,” imbuh Koko. Meski begitu, Koko menerangkan, UUS OCBC NISP tetap menerima permohonan pembiayaan untuk rumah yang bernilai di bawah segmen kelas menengah. Pemain KPR Syariah lain, BNI Syariah, lebih membidik segmen pembiayaan rumah pertama. Direktur Bisnis BNI Syariah, Imam T. Saptono, menjelaskan, segmen rumah pertama tidak terpengaruh dengan aturan LTV. “Kami tidak khawatir membatasi segmen pasar karena kebutuhan rumah (backlog) masih sangat besar dan rumah pertama jauh dari spekulasi,” jelas Imam. Bank syariah harus berjuang keras menggenjot kinerja KPR tahun 2015. Sebab, bank konvensional berambisi mengganjet KPR setelah tahun ini melambat. Strateginya, memangkas bunga KPR. CIMB Niaga, misalnya, menurunkan bunga KPR sebesar 0,5%1% per Desember. (issa almawadi)

LPS Rate Ikuti Bunga Pasar JAKARTA, TRIBUN - Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) akhirnya memutuskan tingkat bunga penjaminan simpanan (LPS Rate) dalam rupiah dan valuta asing (valas) di Bank Umum serta simpanan dalam rupiah di Bank Perkreditan Rakyat (BPR) untuk periode 15 September 2014 - 14 Januari 2015 tak berubah. Hal ini disebabkan tingkat Suku Bunga Pasar (SBP) tak mengalami perubahan. Menurut Samsu Adi Nugroho, Sekretaris LPS, saat ini tingkat LPS Rate untuk simpanan di Bank Umum dalam bentuk rupiah tetap sebesar 7,75%. Sementara untuk simpanan dalam bentuk valas di Bank Umum sebesar 1,50%. “Terakhir simpanan dalam bentuk rupiah di BPR juga tetap 10,25%,” kata Samsu dalam keterangan resmi, Jumat (19/12) lalu. Keputusan LPS mempertahankan tingkat LPS Rate didasarkan atas pertimbangan bahwa komponen SBP untuk simpanan dalam rupiah di Bank Umum pada periode evaluasi tanggal 17 November sampai dengan 12

Namun demikian, perbankan tetap perlu memperhatikan kondisi likuiditas yang diperkirakan masih memiliki risiko mengetat mengetat.. Desember 2014 tidak mengalami perubahan. Sedangkan untuk simpanan valas pada periode evaluasi yang sama mengalami penurunan tipis sebesar 2 bps. Selain itu, kondisi likuiditas perbankan dinilai relatif stabil dengan tren pertumbuhan Dana Pihak Ketiga (DPK) yang bergerak searah dengan target kebijakan Bank Indonesia (BI). “Namun demikian, perbankan tetap perlu memperhatikan kondisi likuiditas yang diperkirakan masih memiliki risiko mengetat,” ujar Samsu. Sesuai ketentuan LPS, apabila suku bunga simpanan yang diperjanjikan antara bank dengan nasabah penyimpan melebihi tingkat bunga penjaminan simpa-

nan, maka simpanan nasabah dimaksud menjadi tidak dijamin oleh LPS. Berkenaan dengan hal tersebut, bank diharuskan untuk memberitahukan kepada nasabah penyimpan mengenai tingkat bunga penjaminan simpanan yang berlaku dengan menempatkan informasi dimaksud pada tempat yang mudah diketahui nasabah penyimpan. Sejalan dengan tujuan untuk melindungi nasabah dan memperluas cakupan tingkat bunga penjaminan, Samsu menghimbau agar perbankan lebih memperhatikan ketentuan tingkat bunga penjaminan simpanan dalam rangka penghimpunan dana. Dalam menjalankan usahanya, bank hendaknya memperhatikan kondisi likuiditas ke depan. “Dengan demikian, bank diharapkan dapat pula mematuhi ketentuan pengelolaan likuiditas perekonomian oleh BI, serta pengaturan dan pengawasan perbankan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK),” pungkas Samsu. (adhitya himawan)

ANTARA FOTO/AUDY ALWI

BPD NET ONLINE - Ketua Umum Asosiasi Bank Pembangunan Daerah (Asbanda) yang juga Dirut Bank DKI, Eko Budiwiyono (kedua kanan), menyaksikan peragaan layanan BPD Net Online di sela pameran Pasar Keuangan Rakyat 2014 di Jakarta, Sabtu (20/12). BPD Net Online adalah layanan payment dan transaksi pembayaran elektronik bagi para nasabah Bank Pembangunan Daerah seluruh Indonesia yang tergabung dalam Asbanda.

Inisiatif Chiang Mai Bisa Stabilkan Rupiah JAKAR TA , TRIBUN - Ekonom dari UniversiAKART tas Indonesia, Berly Martawardaya, mengungkapkan Indonesia bisa menggunakan Inisiatif Chiang Mai untuk kembali mengangkat nilai rupiah. Inisiatif Chiang Mai ini merupakan kerja sama antara negara-negara ASEAN dengan Jepang, Korea Selatan, dan Tiongkok. “Kita punya perjanjian dengan bank sentral asia tenggara dan juga negara China, Jepang dan Korea untuk menjaga nilai mata uang masing-masing kalau satu negara kena attack akan saling bantu. Itu perlu, jadi beking-nya banyak,” kata Berly di Jakarta, Sabtu (20/12). Inisiatif Chiang Mai telah berlaku efektif

sejak 24 Maret 2010 beranggotakan negara ASEAN ditambah Tiongkok, Jepang dan Korsel (ASEAN 3). Kerja sama multilateral ini bertujuan mengatasi masalah neraca pembayaran dan likuiditas jangka pendek di kawasan. Di dalam Inisiatif Chiang Mai, ada dana cadangan bersama sebesar 120 miliar dolar AS, di mana kontribusi Indonesia sebesar 4,7 miliar dolar AS. “Ini akan jadi policy bagus kalau minggu depan janjian kumpul bank sentral ASEAN kasih statement bersama, tidak perlu intervensi tapi cukup statement Jepang, Korea,

China mengatakan khawatir melihat Indonesia selalu undervalue, itu buat persepsi pasar sudah cukup,” kata Berly. Seperti diketahui, pada Selasa (16/12), kurs tengah Bank Indonesia untuk rupiah sempat menyentuh Rp 12.900 per dollar AS. Nilai tukar ini mulai menguat perlahan, dan pada perdagangan Jumat (19/12) ditutup di level Rp 12.500 per dollar AS. Bank Indonesia telah melakukan intervensi dengan membeli Rp 1,5 triliun obligasi dalam satu hari. Sedangkan pada Selasa Bank Indonesia membeli Rp 200 miliar obligasi. (kcm)

INVESTASI Agus Gunawan - Direktur PT Quant Kapital Investama

Buntung di Saham, Untung di Emas “JANGAN menaruh semua telur di satu keranjang”. Petuah lama di kalangan investor ini tak lekang ditelan zaman. Dalam berinvestasi, setiap orang memang mesti mendiversifikasi instrumen, guna meminimalkan risiko sekaligus memaksimalkan keuntungan. Petuah ini pula yang menyetir gaya berinvestasi Direktur PT Quant Kapital Investama, Agus Gunawan saat ini. Pria lulusan Fakultas Perikanan Institut Pertanian Bogor (IPB) ini menebar aset di empat instrumen berbeda, yakni saham, emas, reksadana dan properti. Seperti lazimnya investor kebanyakan, Agus mengalami pasang surut dalam membiakkan sebagian penghasilannya. Tapi, lantaran memecah pada empat instrumen, ia bisa meminimalkan risiko, ketika investasi di satu instrumen tak menghasilkan untung. Agus memulai peruntungannya dengan memutar dana di instrumen saham yang sarat risiko. Pertimbangannya sederhana, ia memiliki pengetahuan memadai di instrumen ini. Sejak tahun 1993, Agus sudah malang melintang di perusahaan sekuritas maupun manajer investasi. “Tugas saya membantu nasabah

membeli saham. Saya ingin menjajal juga secara langsung,” kisahnya. Pria asal Bali ini banyak memburu saham-saham initial public offering (IPO). Ia bilang, banyak investor publik memburu saham-saham IPO di pertengahan tahun 1990-an. Soalnya, mayoritas saham IPO selalu naik lumayan tinggi setelah pencatatan (listing) di Bursa Efek Indonesia. Agus tidak terlalu peduli dengan prospek industri maupun kondisi fundamental saham-saham IPO kala itu. “Apapun perusahaannya, beli saham IPO waktu itu pasti untung,” tuturnya. Biasanya, ia langsung menjual saham-saham IPO paling lama satu pekan setelah tanggal listing. Masa bulan madu Agus di saham ternyata tak bertahan lama. Ia ikut menjadi korban krisis moneter tahun 1998. Waktu itu, ia salah menganalisis situasi krisis. Agus yakin, pasar saham waktu itu sudah mencapai level terendah alias bottom. Lantas, ia menarik seluruh depositonya untuk dibelikan saham PT Astra International Tbk (ASII). Agus membeli saham ASII di harga Rp 3.750 per saham. Ternyata, harga ASII terus turun setelah dibeli. Lantaran sudah tidak kuat lagi

menahan rugi, ia terpaksa menjual saham ASII di harga Rp 2.650 per saham. “Investasi saham saya benar-benar terpuruk, rugi besar waktu itu,” kenangnya. Cuan dari emas Meski rugi besar di saham, Agus sejatinya tidak benar-benar terpuruk. Soalnya, ia berhasil mendapatkan kompensasi dari hasil investasi dalam emas. Agus bilang, investasi emas ini sebenarnya lebih banyak digeluti oleh istrinya. Mereka rutin membeli emas dengan cara menyisihkan sebagian dari penghasilan. Agus bersama istri lebih suka membeli emas dalam bentuk perhiasan, bukan batangan. “Selain investasi, bisa juga dipakai istri,” ujar Agus. Tak dinyana, ketekunan mereka mengoleksi emas menghasilkan untung besar. Pada saat krisis 1998, harga emas melonjak hingga mencapai Rp 140.000 per gram. Padahal,

harga rata-rata emas saat dibeli Agus hanya Rp 24.000 per gram. Pengalaman positif saat krisis 1998 memacu Agus kian rutin memutar investasinya di instrumen yang aman (safe haven) ini. Hingga kini, Agus rutin membeli emas. Kini, Agus juga mengurangi porsi investasinya dalam saham. “Saya sekarang lebih memilih beli saham berfundamental bagus yang harganya masih murah. Tapi, itupun sedikit,” ungkapnya. Selain itu, ia juga mengoleksi produk reksadana, serta properti sebagai instrumen investasi jangka panjang. (ktn)

HALAMAN ini hasil kerja sama Grup TTribun ribun dan Grup K ontan Kontan ontan, penerbit media investasi, bisnis, dan ekonomi kelompok usaha Kompas Gramedia (KG). Jika Anda ingin berlangganan dan mendapatkan informasi lebih luas, silakan menghubungi nomor telepon 021-536-53-100, email: promo@kontan.co.id atau klik www.kontan.co.id


4 hotline public service

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

RSPAU dr. S. Hardjolukito, 444562,

, Denpom IV/2 Yogyakarta, 566103, 623733, puskodal_denpom42@yahoo.co.id, RSU Bethesda Lempuyangwangi, 512257, 588002 RS Condong Catur, (0274) 887494

BUNG Karno pernah berkata, “Jangan sekali-kali meninggalkan sejarah”. Pepatah lain mengatakan, “Sejarah adalah guru terbaik.” Atau orator hebat Cicero menyebut, “Historia magistra vitae, atau sejarah adalah guru kehidupan.” Berbeda-beda orang atau tokoh besar mengkalimatkan soal sejarah, tetapi intinya mereka memberi pesan betapa pentingnya menempatkan sejarah di tempat paling baik dalam kehidupan kita. Sayang, kesadaran ini belum hadir di setiap orang ataupun bangsa. Di sejumlah negara besar, kesadaran merawat sejarah berikut bukti, catatan, dan artefaknya sungguh membuat kita terkagum-kagum. Di Inggris atau Prancis misalnya, kita masih bisa menyaksikan artefak-artefak sejarah abad pertengahan dirawat dengan sangat baik. Dari bukti-bukti fisik itu, tentu orang bisa mempelajari dan memahami secara langsung bagaimana segi kehidupan positif maupun negatif pada masa silam. Tak hanya merekamnya sebagai ingatan, tetapi mengambil manfaatnya untuk kehidupan pada masa sekarang. Memang, merawat sejarah dan semua artefaknya bukan perkara mudah. Butuh pengetahuan, pengalaman, kepedulian, dan tentu saja ketersediaan dana yang sangat besar untuk itu. Candi Borobudur dan Prambanan adalah dua contoh betapa kita sukses merawat artefak sejarah. Kedua peninggalan sejarah ini berusia lebih dari 1.000 tahun ini paling sederhana memberi informasi kepada kita betapa tinggi ilmu konstruksi masyarakat pada waktu itu, sehingga mampu mendirikan maha karya arsitektur yang awet hingga saat ini. Kemegahan zaman pada waktu itu juga bisa kita rasakan hidup. Begitu pula kisah kemegahan Majapahit di Trowulan, sebagian mulai tersingkap dari hasil dan upaya upaya ekskavasi berdana besar. Kota besar Trowulan sebagai ibukota Majapahit perlahan bisa direkonstruksi. Sementara di wilayah DIY, kita rupanya mendapati kenyataan agak mengenaskan atas nasib situs-situs cagar budaya penerus dinasti Mataram Islam. Banyak yang tidak terurus, nyaris hancur, bahkan lenyap sama sekali tanpa bekas. Sebagian terkubur di bawah permukiman penduduk, atau bahkan sebagian ada yang sudah berganti jadi bangunan komersial kokoh. Sebagian jejak masa lalu yang menyatukan mata rantai kekuasaan trah Mataram perlahan menghilang. Kita melihat langsung bagaimana salah satu situs bersejarah pesanggrahan Wonocatur yang dibangun Sri Sultan HB II, kini tak terurus, diokupasi penduduk, dipepet bangunan komersial, dan taman air yang dulu dipakai kalangan raja, justru jadi tempat buang limbah. Situs ini tentu tak sendirian. Komplek Tamansari, memang relatif masih cukup terawat dan jadi persinggahan para pelancong, namun kita sudah cukup sulit merekonstruksi seperti apa sesungguhnya komplek pemandian para ratu, putri keraton, dan kalangan sosialita pada masa lalu. Merawat situs cagar budaya sekali lagi memang bukan pekerjaan mudah. Sepanjang belum jadi kepedulian dan belum tumbuh kesadaran bagi negara/pemerintah, bahwa artefak sejarah itu merupakan kebutuhan guna memahami (***) masa lalu, maka kita sulit lah berharap.(***)

PEMIMPIN UMUM: Herman Darmo PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: Setya Krisna Sumargo MANAJER PRODUKSI: Junianto Setyadi MANAJER LIPUTAN: Sulistiono STAF REDAKSI: Herman Darmo, Sunarko, Setya Krisna Sumargo, Junianto Setyadi, Baskoro Muncar, Agus Wahyu Triwibowo, Ibnu Taufik Juwariyanto, , Joko Widiyarso, Iwan Apriansyah ASISTEN EDITOR: Hendy Kurniawan,Ikrob Didik Irawan,Rina Eviana Dewi, Mona Kriesdinar REPORTER: Obed Doni Ardianto, Theresia Andayani, Iwan Al Khasni, Gaya Lutfiyanti, Susilo Wahid Nugroho, Yudha Kristiawan, Riezky Andhika Pradana, Victor Mahrizal, Ekasanti Anugraheni, Dwi Nourma Handito, Pristiqa Ayun Wirastami, Singgih Wahyu Nugraha, Muchamad Fatoni, M Nur Huda, Hamim Thohari PEWARTA FOTO: Bramastyo Adhy, Hasan Sakri Ghozali, Hendra Krisdianto SLEMAN:Angga Purnama, Santo Ari Handoko, Obed Doni Ardianto GUNUNGKIDUL: Hari Susmayanti KULONPROGO: Yoseph Hary Wibowo BANTUL: Siti Ariyanti MAGELANG: Agung Ismiyanto,KLATEN: Padhang Pranoto PURWOREJO: Rento Ari Nugroho TATA WAJAH & GRAFIS: SuluhPrasetyo Aji Pamungkas, Nugroho Saputro, Afifudin, Lendra Erdiansyah, Bayu Rusbianto, Muhammad Fauziarakhman, Tutus Fajar Mahargiyanto, Yusuf Haryanta, Yoga Hersogama IT: Benny Ma’il bin Izmail, Arif Purnomo, Fembri Nugroho SEKRETARIAT REDAKSI: Bernadette Harminingrum Aprilia Dewi BIRO JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil), Agung Budi Santosa, Johnson Simanjuntak, Choirul Arifin, FX Ismanto, Rahmat Hidayat, Antonius Bramantoro, Yulis Sulistyawan, Hendra Gunawan, Bian Harnansa, Sugiarto, HasanudinAco, Budi Prasetyo, Murjani, Yoni Iskandar PENERBIT: PT Media Tribun Yogya KOMISARIS UTAMA: Herman Darmo DIREKTUR: Sentrijanto PEMIMPIN PERUSAHAAN: Agus Nugroho WAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN: Rosa Dharmasari MANAJER IKLAN: Shinta Indahayati MANAJER KEUANGAN: Himawan Tri Rahmadi H MANAJER PSDM/UMUM: Maharani K Negara MANAJER SIRKULASI: Edi Utama MANAJER PERCETAKAN: Supriyono ALAMAT REDAKSI/BISNIS: Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, TELEPON dan FAKS: (0274) 564061, EMAIL: tribunjogja@gmail.com WEBSITE: www.tribunjogja.com, ALAMAT PERCETAKAN: Jalan Ring Road Barat Km 8 Yogyakarta, Trihanggo, Sleman. REKENING: Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: Rp. 100.000/mmk, DISPLAY BW: Rp. 22.500/mmk, DISPLAY FC: Rp.40.000/mmk, IKLAN KOLOM: Rp. 10.000/mmk, IKLAN KELUARGA: Rp. 10.000/mmk, IKLAN BARIS: Rp. 5.500/mmk. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN

TRIBUN, apa syarat balik nama sertifikat tanah yang dulu warisan dari orangtua. Terima kasih. +628783866XXXX

Tau cara balik nama sertifikat tanah g bro? SER TI TANFIKAT Atas AH TAR Nama: JON O

Wah gampang itu bro.

Gini kan bro

Tau cara balik nama sertifikat tanah g bro? GRAFIS/SULUH PRASETYA

SE R T TA IFIK NA AT At H a TA s Nam RJO a: NO

Situs Cagar Budaya dan Kepedulian Kita

Balik Nama Tanah Warisan Orangtua

Layanan Simling hingga Akhir Tahun SELAMAT pagi Tribun Jogja. Pelayanan SIM keliling hingga akhir tahun di Kota Yogya di mana saja ya. Terima Kasih. +628572945XXXX 1. Senin, 22 Desember 2014  Bus SIM Keliling Ditlantas Polda dijadwalkan dilaksanakan di Sleman, lokasi di Polsek Pakem mulai pukul 08.00-12.00.  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Gembiraloka Yogya mulai pukul 09.00-12.00. 2. Selasa 23 Desember 2014  Bus SIM Keliling Ditlantas Polda dijadwalkan dilaksanakan di Bantul, lokasi di Polsek Pleret mulai pukul 08.00-12.00.  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Gembiraloka Yogya mulai pukul 09.00-12.00. 3. Rabu, 24 Desember 2014  Bus SIM Keliling Ditlantas Polda dijadwalkan dilaksanakan di Sleman, lokasi di Polsek Berbah mulai pukul 08.00-12.00.  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Pura Wisata mulai pukul 09.00-12.00. 4. Kamis, 25 Desember 2014  Libur 5. Jumat, 26 Desember 2014  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Purawisata mulai pukul 09.00-12.00. 6. Sabtu, 27 Desember 2014  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Depan Pos Teteg Malioboro mulai pukul 19.00-21.00. 7. Minggu, 21 Desember 2014  Libur 8. Senin, 29 Desember 2014  Bus SIM Keliling Ditlantas Polda dijadwalkan dilaksanakan di Sleman, lokasi di Polsek Cangkringan mulai pukul 08.0012.00.  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Gembiraloka Yogya mulai pukul 09.0012.00. 9. Selasa, 30 Desember 2014  Bus SIM Keliling Ditlantas Polda dijadwalkan dilaksanakan di Bantul, lokasi di Polsek Bantul mulai pukul 08.00-12.00.  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Gembiraloka Yogya mulai pukul 09.00-12.00. 10. Rabu, 31 Desember 2014  Bus SIM Keliling Ditlantas Polda dijadwalkan dilaksanakan di Sleman, lokasi di Polsek Moyudan mulai pukul 08.00-12.00.  Bus SIM Keliling Polresta Yogya dijadwalkan dilaksanakan di Kota Yogya, lokasi di Pura Wisata mulai pukul 09.00-12.00. (iwe) Ditlantas Polda DIY * Jadwal yang diterbitkan Tribun Jogja berdasarkan jadwal bulanan yang diberikan Ditlantas Polda. Perubahan lokasi tanpa pemberitahuan bukan wewenang redaksi.

UNTUK mengurus sertifikat dengan persoalan tersebut, pemohon harus membuat Surat Keterangan Waris yang menerangkan bahwa yang bersangkutan adalah ahli waris dari kakek. Surat Keterangan Waris dibuat oleh para ahli waris dan disaksikan oleh dua orang saksi dan dikuatkan oleh Kepala Desa/Kelurahan dan Camat tempat tinggal pewaris pada waktu meninggal dunia. Sedangkan syarat lainnya dan prosedur diatur dalam Perkaban no 1 tahun 2010 sedangkan biaya diatur dalam PP no 14 tahun 2010. Persyaratan untuk mengurus Peralihan Hak Atas Tanah: 1. Formulir permohonan yang sudah diisi dan ditandatangani pemohon atau kuasanya di atas materai cukup. Formulir pemohonan memuat: a. Identitas diri

2. 3.

4. 5. 6. 7. 8.

b. Luas, letak dan penggunaan tanah yang dimohon c. Pernyataan tanah tidak sengketa d. Pernyataan tanah dikuasai secara fisik Surat kuasa bila dikuasakan Fotokopi identitas pemohon (KTP,KK) dan kuasa bila dikuasakan, yang telah dicocokkan dengan aslinya oleh petugas loket Sertifikat asli Surat keterangan waris sesuai Peraturan Perundang-undangan Akta Wasita Notariel Fotokopi SPPT PBB tahun berjalan yang telah dicocokkan dengan aslinya oleh petugas loket Penyerahan bukti SSB (BPH TB), bukti SSP/PPH untuk perolehan tanah lebih dari Rp60 juta bukti bayar uang pemasukan (pada saat pendaftaran hak). (iwe) Kanwil Badan Pertanahan Nasional Daerah Istimewa Yogyakarta

Mengurus Izin Gudang Barang TRIBUN TRIBUN, bagaimana caranya jika mau memiliki gudang penyimpanan barang, apakah wajib punya tanda daftar gudang? +6285 74336XXXX +62857 IZIN Tanda Daftar Gudang (TDG) adalah izin untuk digunakan sebagai penyimpanan barang di ruang tertutup. Izin ini merupakan salah satu upaya pengendalian Pemerintah Daerah atas Penyelenggaraan Pergudangan. Kewajiban Pemilik atau Pengusaha Gudang: 1. Setiap perusahaan atau perorangan yang memiliki dan atau menguasai gudang wajib memiliki Tanda Daftar Gudang. Tanda Daftar Gudang berlaku selama perusahaan yang bersangkutan masih memiliki dan atau menguasai gudang dan wajib didaftarkan ulang setiap 3 (tiga) tahun. 2. Setiap perusahaan atau perorangan yang bergerak di bidang usaha pergudangan Wajib memiliki Tanda Daftar Perusahaan (TDP) dan Surat Iain Usaha Perdagangan (SIUP). 3. Setiap perusahaan industri yang memiliki gudang untuk keperluan industri wajib memiliki Izin Usaha Industri. 4. Setiap gudang yang mengalami perubahan wajib melakukan perubahan Tanda Daftar Gudang. 5. Setiap pemilik/penanggung jawab atau penguasa gudang wajib menyelenggarakan administrasi mengenai barang-barang yang masuk dan keluar gudang. 6. Penanggung jawab atau penguasa gudang wajib memberikan setiap

keterangan yang diminta Bupati atau Pejabat yang ditunjuk. Syarat-syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkan TDG meliputi : 1. Fotokopi Izin Gangguan (HO) 2. Fotokopi KTP/SIM penanggung jawab gudang. 3. Fotokopi Perjanjian Sewa menyewa Gudang (khusus untuk gudang dengan status sewa). 4. Fotokopi Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP). 5. Fotokopi Tanda Daftar Perusahaan (TDP) 6. Pas Foto Penanggung Jawab

Gudang ukuran 3x4 3 Lembar 7. Stofmap Folio Prosedur untuk mendapatkan perizinan dengan cara pemohon mengisi formulir permohonan pendaftaran gudang yang telah disediakan dengan dilampiri persyaratan di dinas Perizinan kemudian pengajuan permohonan Tanda Daftar Gudang (TDG) disampaikan kepada Bupati Sleman cq Kepala Dinas P2KM Kabupaten Sleman. (iwe) Dinas Perizinan Sleman


WISATA GUIDE

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

HALAMAN 5

Wahana Air Grand Puri Waterpark

Sensasi Papan Luncur 12 Meter WAHANA permainan air terbesar di Yogyakarta berada di jalur menuju ke arah Pantai Parangtritis. Wahana tersebut adalah Grand Puri Waterpark yang ada di Jalan Parangtritis km, 9,5 Gabusan, Sewon, Bantul. Menempati lahan seluas 1,5 hektar, Grand Puri Water Park memiliki beragam wahana, di antaranya 4 kolam renang dan ada beberapa wahana Water Slide /seluncur dengan ketinggian 12 meter. Asisten General Man-

ager Grand Puri Water Park, Dyah Hendrastuti menjelaskan, pihaknya menyiapkan minimal satu lifeguard di setiap kolam yang ada. “Lifeguard yang kami meliki seluruhnya telah mendapatkan pelatihan dari PMI mengenai water rescue dan prosedur penyelamatan pertama jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” terang Dyah Hendrastuti. Wahana air ini bisa menjadi tujuan antara bagi wisatawan luar DIY dan

bisa menjadi opsi utama bagi wisatawan Yogya yang akan mengisi liburan. Bahkan di wahana tersebut juga tersedia permainan paintball. Bagi wisatawan luar DIY, Grand Puri Waterparkr juga bisa memperoleh oleholeh. “Kami juga ada memiliki toko oleh-oleh yang menjual beraneka ragam makanan khas Jogja, seperti Bakpia, Geplak, Kripik Beluk, Peyek, dan beragam makanan lainya,” kata Dyah. (mim)

TRIBUN JOGJA / DOK

PAP AN LLUNCUR UNCUR - General Manager Grand Puri Waterpark saat menunjukkan papan luncur di wahana tersebut. APAN

Nikmati Tahun Baru di Pantai Slili

 Tersedia Cottage yang Digemari Wisatawan Asing YOGYA, TRIBUN Keindahan alam dan hamparan pasir putihnya membuat pantai-pantai di Gunungkidul menjadi salah satu destinasi wisata unggulan di Yogyakarta. Tak hanya wisatawan lokal saja, wisatawan asing pun terpesona dan menjadikan Gunungkidul sebagai tempat menghabiskan masa liburannya. Ada belasan lokasi yang bisa menjadi alternatif untuk menghabiskan malam tahun baru.

TIGA DIMENSI Seorang anak berfoto di wahana tiga dimensi yang ada di XT Square. Sensasi di wahana tersebut memberikan efek seolah anak tersebut tengah dikejar beruang.

TRIBUN JOGJA / BRAMASTO ADHY

De Mata XT Square Tawarkan Sensasi Berfoto YOGYA, TRIBUN - Genap setahun, sejak dilaunching pada 22 Desember 2013, museum 3D Trick Art hadir di XT Square. Wahana wisata ini tetap menjadi magnet bagi wisatawan yang datang ke Yogyakarta. Owner DE’MATA Trick Eye Museum, Fx Petrus Kusuma mengatakan, ide pendirian museum ini bermula dari pengalaman Petrus berkelana ke berbagai negara dan menyaksikan pameran serupa di beberapa kota besar di luar negeri. Di sejumlah negara, seperti Jepang, Cina, Hongkong, Singapura maupun Korea, pameran gambar tiga dimensi rata-rata hanya menampilkan tak lebih dari 100 gambar atau lukisan. Dari sanalah kemudian muncul keinginan untuk mewujudkannya di tanah air dengan lebih istimewa. Dan Jogja yang pernah menjadi tempat Petrus menimba ilmu pun dipilih untuk me-

wujudkan gagasannya. Di musim liburan ini, Petrus mengatakan bahwa wahana yang ada di XT Square ini layak untuk jadi pilihan berlibur. “Dengan tampilan yang lebih permanen dan menampilkan gambar-gambar besar dengan jumlah yang jauh lebih banyak, tak salah kiranya kalau kami kemudian menyebut wahana ini sebagai sebuah museum,” ujar Petrus beberapa waktu lalu. Di samping tergolong spektakuler, nilai tambah de’Mata Trick Eye Museum ada pada keunikan gambar tiga dimensi yang ditampilkan sesuai dengan trend terkini, dengan ukuran mulai dari 240 hingga 500 sentimeter. Sebagian besar gambar-gambar tersebut adalah kreasi Petrus Kusuma sendiri. Sebagian lainnya adalah karya sejumlah masiswa seni rupa di Yogyakarta. Sajiannya sangat

beragam, mulai dari tema flora, fauna, olahraga, tokoh ternama, superhero, roman, sirkus, ornamen, serta sejumlah karakter dan objekobjek lokal seperti geber wayang kulit, Pesanggrahan Tamansari dan Bangsal Kencono di Kraton Yogyakarta. Direktur Operasional dan Pemasaran PD Jogjatama Vishesha, Widihasto Wasana Putra mengatakan, kehadiran de’Mata Trick Eye Museum diharapkan menjadi magnet kedatangan wisatawan domestik maupun mancanegara di Kota Yogyakarta, khususnya di seputar area XT Square Yogyakarta. “Museum ini juga menjadi wahana wisata alternatif yang tergolong unik sekaligus spektakuler,” kata Widihasto. Yang jelas, wahana ini memberikan sensasi bagi pengunjung utamanya jika ingin berfoto di wahana ini. (tea)

Baron, Kukup, Sundak, Indrayanti hingga Pok Tunggal. Namun jika ingin mencari tempat wisata yang tenang dan memiliki keindahan alam yang

eksotis, tak ada salahnya untuk mengunjungi kawasan wisata Pantai Sadranan, Slili dan Krakal. Pantai yang terletak di Dusun Pulegundes, Desa Sidoharjo, Tepus ini belum setenar pantai-pantai lain di Gunungkidul. Namun keindahan alamnya tak perlu diragukan lagi. Airnya jernih, pasirnya putih bersih dan yang jelas belum terlalu ramai. Menikmati ketiga kawasan pantai ini bisa dimulai dari Pantai Sadranan. Untuk bisa sampai di pantai ini, kita bisa melalui pintu masuk utama Pantai Krakal. Kemudian menyusuri jalan berbatu ke arah timur. Setelah itu masuk melalui jalan berbatu yang ada di samping bukit. Pantai Sadranan, Slili dan Krakal memang belum seramai pantai-pantai lainnya di Gunungkidul. Namun keindahan alamnya sudah banyak dikenal oleh wisatawan asing. Banyak wisatawan asing terutama dari Eropa, semisal Jerman,Belanda, Ukraina, Rusia yang menghabiskan liburannya di kawasan pantai ini. Wisatawan-wisatawan asing tersebut memanfaatkan penginapan atau cottage yang disewakan oleh pengelola untuk menikmati keindahan alam yang ada di kawasan ini. Harga yang ditawarkan cukup terjangkau, yakni berkisar Rp 100 ribu hingga Rp 250 ribu permalam tergantung dengan fasilitasnya. Salah seorang pengelola cottage di kawasan Pantai Sadranan, Bob, mengaku penginapanpenginapan yang ada di di kawasan Pantai Sadranan, Slili dan Krakal ramai dikunjungi oleh wisa-

tawan saat akhir pekan dan libur panjang. “Sekarang sudah banyak penginapan yang dikelola oleh warga. Harganya terjangkau berkisar Rp 100 ribu hingga Rp 250 ribu permalam. Kalau long stay, bisa lebih murah,” katanya saat ditemui di puncak gardu pandang Pantai Sadranan.

Dia menjelaskan, kamar-kamar yang disediakan di kawasan wisata cukup representatif. Meski tidak dilengkapi dengan pendingin ruangan atau AC. Wisatawan dijamin bisa puas dengan keindahan alam yang ditawarkan di kawasan wisata Pantai Sadranan, Slili dan Krakal.(has)

TRIBUN JOGJA / HASAN SAKRI

EKSOTIK - Gubuk-gubuk di Pantai Slili, Gunungkidul menambah suasana semakin eksotik di pantai berpasir putih tersebut.

900 Ribu Kendaraan Masuk Parangtritis BAGI wisatawan yang tak ingin jauh-jauh dalam menempuh perjalanan saat ingin merayakan malam pergantian tahun, Pantai Parangtritis menjadi alternatif. Bahkan sejauh ini, Parangtritis yang dikenal dengan ombaknya yang besar masih menjadi favorit bagi wisatawan. Setiap liburan, ribuan pengunjung selalu memenuhi pantai di Bantul ini. 900.000 kendaraan diperkirakan akan masuk Bantul pada libur Natal dan tahun baru yang tinggal beberapa hari lagi. Puncak kunjungan akan terjadi pada malam pergantian tahun baru sehingga pihak terkait perlu melakukan rekayasa lalu lintas. Kapolres Bantul AKBP Surawan menjelaskan, khusus pada malam tahun baru, lampu pengatur lalu lintas mulai dari Pertigaan Manding hingga Perempatan Bakukan tidak akan difungsikan. Oleh karena itu, kendaraan dapat terus melaju dan

hanya akan bertemu di Perempatan Druwo. “Meskipun kendaraan banyak, kalau jalan terus maka kemacetan akan sedikit dikurangi,” kata Surawan, Minggu (21/12). Untuk menambah kelancaran lalu lintas, maka petugas akan memasang traffic count di sepanjang jalur. Dengan demikian, tidak akan ada kendaraan yang ke luar dari jalur yang telah ditentukan. Selain di jalur Parangtritis yang memang menjadi tempat favorit saat tahun baru, rekayasa lalu lintas juga akan diberlakukan di sejumlah jalur utama seperti Jalan Wonosari Piyungan dan Ring Road Selatan. “Rekayasa seperti ini sudah kita coba saat Lebaran kemarin. Upaya ini berhasil mengurai kemacetan meskipun saat itu kendaraan wisatawan cukup padat,” ungkap Surawan. (say)

Menengok Koleksi Kereta Keraton

KOTA kecil di selatan Jawa ini menyimpan ribuan artefak budaya tak ternilai. Termasuk di antaranya, kereta-kereta kencana berusia ratusan tahun, peninggalan raja-raja Keraton Kasultanan Yogyakarta. Puluhan kereta kencana itu, kini tersimpan di Museum Kereta Keraton Yogyakarta. Rasanya tak lengkap jika bertandang ke Yogya tanpa meniliknya. Ada 22 kereta kencana bersejarah yang tersimpan di sana. Uniknya, setiap kereta kencana memiliki nama masing-masing. Satu yang tertua ialah Kereta Kanjeng Nyai Jimat. Kereta berwarna gelap itu merupakan kereta

kebesaran Sri Sultan Hamengku Buwono I, Raja pertama di Kasultanan Yogyakarta. Usianya hampir tiga abad. Dibuat tahun 1750. “Kiai Jimat, kereta tertua, selalu dijamas setahun sekali setiap hari Selasa Kliwon di bulan Suro (sesuai penanggalan Jawa),” kata abdi dalem perawat kereta kencana, Mas Kliwon Rotodiwiryo yang tinggal di belakang Museum Kereta Keraton Yogyakarta. Selain Kereta Nyai Jimat, Museum Kereta Keraton menyimpan 21 kereta kencana lainnya. Kereta Jongwiyat barangkali jadi kereta kencana paling tersohor di antara yang lain. (esa)

TRIBUN JOGJA / DOK

KERET A - Seorang abdi dalem tengah merawat KERETA kereta di museum kereta Rotowijayan.

Tips & Tricks

Jangan Tergiur Oleh-oleh Murah

BERKUNJUNG ke suatu daerah tak lengkap rasanya jika tak membeli cinderamata khas daerah yang kita kunjungi. Sebagai kota tujuan wisata, Yogyakarta Deddy Pranowo pun tersedia berbagai maEryono cam tempat untuk membeli Sekretaris oleh-oleh. Mulai dari sentra PHRI DIY bakpia, sentra gudeg, hingga sentra batik. Deddy Pranowo Eryono, Sekretaris Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) DIY mengatakan sebaiknya wisatawan jangan langsung tergiur dengan oleh-oleh yang ditawarkan dengan harga murah. Sebab oleh-oleh dengan harga murah,

belum tentu kualitasnya baik. “Saya menyarankan bagi wisatawan yang berkunjung ke Malioboro, jika ada tukang becak yang menawari mengantarkan untuk membeli oleh-oleh jangan langsung percaya. Minta saja diantarkan langsung ke sentra oleh-oleh yang telah banyak dikenal. Memang tak semua tukang becak di Malioboro akan menjerumuskan wisatawan, tapi sebaiknya wisatawan mengantisipasi,” ujar Deddy. Sentra oleh-oleh di Yogyakarta lokasinya tersebar. Untuk oleh-oleh bakpia, wisatawan bisa mengunjungi di daerah Pathuk. Lalu untuk sentra gudeg, daerah Wijilan adalah yang paling terkenal di kalangan wiatawan yang ingin merasakan masakan asli Yogyakarta ini. Dan bagi yang ingin

berburu batik, Pasar Beringharjo dan Mirota Batik adalah dua tempat yang sayang untuk dilewatkan. Menurut Deddy, untuk membeli oleh-oleh, sebaiknya wisatawan menanyakan terlebih dulu harganya. Selain itu, ia juga menyarankan membeli oleh-oleh sebaiknya dilakukan di pusat atau sentranya. Sebab kualitasnya lebih bisa diandalkan. “Dalam membeli oleh-oleh di suatu tempat, menawar harga disarankan untuk dilakukan. Seperti misalnya ketika membeli oleh-oleh di Pasar Beringharjo atau Malioboro. Tetapi jika di toko pusat oleh-oleh harganya sudah pas, namun kualitasnya tak diragukan lagi,” kata (tik) Deddy.(tik)


Boshe Club & Karaoke Jl.Magelang KM 6,5 Yogyakarta Telp. & Fax. 0274 543 477


HOTEL & BELANJA

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

HALAMAN 8

Surga Belanja Itu Adalah Malioboro

TRIBUN JOGJA / DOK

PER GANTIAN TTAHUN AHUN - Selain sebagai kawasan jalan-jalan, Malioboro juga menjadi venue mengasyikkan untuk belanja. PERG

Pilihan Hotel Berbintang *****  Eas t Parc Hotel Jl. Laksda Adisucipto Km 6,5 Yogyakarta 0274 493200  Grand Ast o YYogy ogy ak ar ta Asto ogyak akar Jl. Urip Sumoharjo 37, Yogyakarta 0274 566999  Hyatt Regency Hotel Jl. Palagan Tentara Pelajar, Yogyakarta 5581 0274 869123  Melia Purosani Hotel Jl. M. Suryotomo 11, Yogyakarta 0274 589523  Royal Ambarrukmo Hotel Jl. Laksda Adisucipto 81, Yogyakarta 0274 488488  Sheraton Mustika Y ogy ak ar ta R esor t & Spa ogyak akar Resor Jl. Laksda Adisucipto Km 8,7 Yogyakarta 0274 488588  The Phoenix Hotel Jl. Jend Sudirman No. 9, Yogyakarta 5233 0274 566617

****  Grand Tjokr o YYogy ogy ak ar ta Tjokro ogyak akar Jl. Affandi (Gejayan) No. 37, Yogyakarta 0274 6429100  Grand Quality Hotel Jl. Laksda Adisucipto 48, Yogyakarta 0274 485005  Inna Garuda Hotel Jl. Malioboro 60, Yogyakarta 0274 566353  Jogjakarta Plaza Hotel Jl. H. Affandi, Komplek Colombo, Gejayan, Yogyakarta 0274 584222  New Saphir Hotel Jl. Laksda Adisucipto No. 38, Yogyakarta 0274 566222  Novotel Hotel Jl. Jend. Sudirman, Yogyakarta 0274 580930  Ros In Hotel Jl. Lingkar Selatan No. 110, Bantul, Yogyakarta 0274 384543  Santika Premiere Jogja Hotel Jl. Jend. Sudirman No. 19, Yogyakarta 0274 563036  The Jayakarta Y ogy ak ar ta Ho ogyak akar Hott el & Spa Jl. Laksda Adisucipto Km 8, Yogyakarta 0274 488418  The Sahid Rich Jogja Hotel Jl. Magelang Km 6, Yogyakarta 0274 5305888  Cavinton Hotel Jl. Letjend Soeprapto No. 1, Ngampilan Yogyakarta 0274 6429889

***  @Hom Platinum Hotel Jl. Gowongan Kidul No. 57, Yogyakarta 0274 557070  Abadi Hotel Jl. Pasar Kembang 49, Yogyakarta 0274 563435  Arjuna Hotel Jl. Margo Utomo (Mangkubumi) 44, Yogyakarta 0274 512603  Brongto Hotel Jl. Suryodiningratan No. 26, Yogyakarta 0274 382602  Cakra Kembang Hotel Jl. Kaliurang No. 44 Km 5,5 Yogyakarta 0274 586807  Cakra Kusuma Hotel Jl. Kaliurang No. 25 Km 5,2 Yogyakarta 0274 550472  Dafam Fortuna Malioboro Hotel Jl. Dagen No. 60, Yogyakarta 0274 513439  Duta Guest House Jl. Prawirotaman 26, Yogyakarta

0274 372177  Gallery Prawirotaman Hotel Jl. Prawirotaman II / Jl. Gerilya 839 B Yogyakarta 0274 4580008  Galuh Anindita Jl. Candra Kirana 10, Terban Yogyakarta 0274 589426  Gowongan Inn Jl. Gowongan Kidul 50, Yogyakarta 0274 541999  Grage Hotel Jl. Sosrowijayan No. 242, Yogyakarta 0274 560125  Grand Palace Hotel Jl. Mangkuyudan No. 32, Yogyakarta 0274 372388  Grand Zuri Malioboro Jl. Margo Utomo (Mangkubumi) No. 18, Yogyakarta 0274 6429288  Griya Persada Hotel Jl. Boyong No. 99, Kaliurang 0274 4464401  Horison Ultima Riss Jl. Gowongan Kidul 33 - 49, Yogyakarta 0274 6429155  Ibis Hotel Jl. Malioboro No. 52-58, Yogyakarta 0274 516974  Ibis Styles Hotels Jl. Dagen No. 109 Yogyakarta 0274 588889  Lestari Indah Hotel Jl. Nandan Baru 1 Rt 07/39, Sariharjo Ngaglik Sleman 0274 584373  LPP Convention Hotel Jl. Demangan Baru 8, Yogyakarta 0274 588380  LPP Garden Hotel Yogyakarta Jl. Perumnas No.1 ( Jl. Laksda Adisucipto Km 6), 0274 489185  Mutiara Hotel Jl. Malioboro No. 18, Yogyakarta 0274 563814  Peti Mas Hotel Jl. Dagen 27, Yogyakarta 0274 561938, 513191  Puri Artha Hotel Jl. Cendrawasih 36, Yogyakarta 0274 563288  Ruba Grha Hotel Jogja Jl. Mangkuyudan 1, Yogyakarta 0274 373531  Satya Nugraha Hotel Jl. Sorowajan Baru 16, Yogyakarta 0274 484010  Sri Wedari Hotel Jl. Laksda Adisucipto Km 6, Yogyakarta 0274 488288  The 1 0 1 YYogy ogy ak ar ta 10 ogyak akar Hotel Jl. Margo Utomo (Mangkubumi) 103, Yogyakarta 0274 2920101  Tickle Hotel Jl. Urip Sumoharjo No 64, Yogyakarta 0274 560393  Wisma Djoglo Jl. Laksda Adisucipto Km. 6, Yogyakarta 0274 489109  Wisma Gajah Jl. Prawirotaman 4, Yogyakarta 0274 372037  Wisma Nendra Jl. Dr. Sutomo 20, Yogyakarta 0274 515896  Wisma Sargede Jl. Pramuka 5F, Umbulharjo, Yogyakarta  Fave Hotel Kusumanegara Jl. Kusumanegara No. 91, Yogyakarta 0274 560111  Jambuluwuk Malioboro Boutique Hotel Jl. Gadjah Mada 67 Purwokinanti Pakualaman Yogyakarta 0274 585655

**  Adya Nalendra Hotel Jl. Trimargo Kulon No. 9A, Yogyakarta 0274 6800505  Amaris Hotel Jl. P. Diponegoro No. 87 55231 Yogyakarta 0274 545999  Asia Afrika Hotel Jl. Pasar Kembang No. 21, Yogyakarta 0274 514489  Bifa Hotel Jl. Perintis Kemerdekaan No. 87, Yogyakarta 0274 417630  Dusun Jogja Village Inn Boutique Hotel Jl. Menukan 5, Karangkajen 0274 373031  Eclipse Hotel Jl. Prawirotaman 35, Yogyakarta 55135 0274 380976  Grage Ramayana Hotel Jl. Sosrowijayan 33, Yogyakarta 0274 512928  Grha Somaya Hotel Jl. Menteri Supeno 28 BC, Yogyakarta 0274 377555  Indah Palace Hotel Jl. Sisingamangaraja 74, Yogyakarta 0274 383738  Jentra Dagen Hotel Jl. Dagen No. 85, Sosromenduran, Yogyakarta 0274 580789  Kirana Hotel Jl. Prawirotaman 38, Yogyakarta 0274 376600  Malioboro Inn Hotel Jl. Sosrowijayan 223-25, Yogyakarta 0274 561705  Poeri Devata Klurak, Tamanmartani Kalasan, Sleman 0274 496453  Pyrenees Hotel Jl. Sosrowijayan No. 1, Yogyakarta 0274 543299  UNY Hotel Jl. Colombo, Yogyakarta Kampus UNY Karangmalang 0274 553078  Whiz Hotel Jl. Dagen No. 8 Malioboro Yogyakarta 0274 583328  Zodiac @Cokro Jl. HOS Cokroaminoto No. 145 Yogyakarta 0274 5305755  P op Ho ugu Pop Hott el TTugu Jl. AM. Sangaji Kav. 16-18 Jetis Yogyakarta 0274 587666

*  Airlangga Hotel Jl. Prawirotaman 6-8 Yogyakarta 0274 378044  Batik Ho ogy ak ar ta Hott el YYogy ogyak akar Jl. Dagen, Taman Yuwono Sosromenduran Yogyakarta 0274 561828  Istana Batik Ratna Hotel Jl. Pasar Kembang No. 29, Yogyakarta 0274 587012  Matahari Hotel Jl. Parangtritis 123, Yogyakarta 0274 372020  Ogh Doni Hotel Jl. Tribrata IA Yogyakarta 0274 580833  Orlen Hotel Jl. C. Simanjuntak No. 2 / YAP Square 0274 580476  Paku Mas Hotel Jl. Nogopuro 35 Yogyakarta 0274 489089  River Castle Hotel Jl. Laksda. Adi Sucipto Km 8,5 0274 489526  Seturan Hotel Jl. Seturan No. 13, Yogyakarta 0274 485629  Wisanti Hotel Jl. Taman Siswa 79, Yogyakarta 0274 385968

SIAPA yang tak kenal dengan Malioboro? Tampaknya semua yang sudah pernah mengunjungi Kota Yogyakarta tahu tentang sebuah jalan termasyhur tersebut. Berada di jantung Kota Yogyakarta, Malioboro menjadi pusat dari dunia wisata di Yogyakarta ataupun DIY. Membentang dari utara hingga selatan, jalan Malioboro adalah satu dari tiga jalan yang membentang dari Tugu hingga Titik Nol KM. Malioboro menjadi sebuah ikon yang sangat lekat dengan wisata Yogyakarta terutama wisata jalan-jalan dan belanja. Sudah bukan rahasia umum, jika Malioboro adalah surga bagi mereka yang ingin membeli barang untuk oleholeh atau cinderamata khas

Yogyakarta. Hampir semua barang yang khas dan berbau Yogyakarta ada di Malioboro, baik itu souvenir macam kalung gelang, ataupun pakaian mulai dari kaos, batik bahkan daster. Pengunjung atau wisatawan bisa memulai melakukan wisata belanja dari ujung utara jalan Malioboro tepatnya di selatan teteg sepur atau sebelah barat daya taman parkir Abu Bakar Ali. Ribuan pedagang yang menempati lapak-lapak pedagang kaki lima (PKL) di trotoar sisi sebelah barat jalan Malioboro akan langsung menyambut wisatawan yang datang. Dari data Unit Pengelola Teknis (UPT) Malioboro setidaknya ada sekitar 2.500 PKL yang berjualan di se-

panjang Malioboro. “Dari pendataan yang dilakukan bersama Disperindakoptan di kawasan Malioboro ada sekitar 2.500 pedagang kaki lima,” kata kepala UPT Malioboro, Syarif Teguh. Saat memasuki lorong trotoar, mata akan langsung dimanjakan dengan beragam pilihan barang yang menjadi ciri khas Malioboro dan Yogyakarta. Untuk sisi trotoar sebelah barat, barisan gerobak-gerobak PKL berada di sebelah timur atau sisi kiri jika berjalan dari arah utara. Jika anda memiliki kemampuan menawar yang baik, dapat dipastikan anda bisa membeli barang dengan harga yang terjangkau dan sesuai. Disini, ketrampilan tawar menawar akan sangat teruji. (dnh)

Jor-joran Paket Pergantian Tahun

 Hotel Berebut Tamu saat Libur Pergantian Tahun YOGYA, TRIBUN - Momentum pergantian tahun benar-benar dipersiapkan secara matang oleh sejumlah hotel untuk mendongkrak okupansi. Hotel berlomba-lomba menyuguhkan hiburan di malam pergantian tahun maupun paket menginap yang dirangkai dalam paket akhir tahun. Seperti Hotel Sheraton Mustika Yogyakarta yang akan mengemas perayaan tahun baru dalam judul “Into The Jungle.” Pihak hotel mendekorasi ruangan Mataram Grand Ballroom dan Androwino Resto bak hutan belantara. Belum lagi, semarak gegap gempita hiburan menyambut pergantian tahunnya akan dimeriahkan oleh Kirei Dancer, Bintang Band, dan DJ Mosescrues. “Kami punya tamu spesial yakni Andra & The Backbone sebagai bintang tamu utamanya,” ujar Khairul Anwar Public Relations Sheraton Mustika Yogyakarta Resort & Spa, Sabtu (20/12). Keseluruhan puncak

acara pesta Tahun Baru pada Rabu (31/12) akan dipusatkan di Mataram Grand Ballroom, dengan sebelumnya tamu diajak untuk menikmati makan malam mewah di Androwino Bistro terlebih dahulu mulai pukul 18.30 hingga 21.00. Rangkaian acara akan dimulai dari pukul 20.30 hingga mencapai pukul 02.00 dini hari. Sementara itu Hotel Grand Tjokro yang menyediakan paket malam di menjelang pergantian tahun. Indah Purnamasari, Public Relation Executive Grand Tjokro Yogyakarta mengatakan tahun baru merupakan momen spesial di akhir tahun yang pastinya sudah banyak ditunggu oleh banyak orang. “Untuk itu, kami mengha dirkan sensasi special bagi yang ingin merayakannya secara tidak biasa. New Year Eve dinner di Rheneo Skylounge lantai 11 hanya dengan Rp 99.000++ nett/pax , sudah bisa makan sepuasnya,” ujarnya. (tea)

Paket Plus Menginap HO TEL Tentrem Yogyakarta tak HOTEL ingin melewatkan malam pergantian tahun untuk memanjakan tamunya. Ada sederet acara menarik yang bisa di nikmati saat liburan Natal dan Tahun baru. Memeriahkan suasana malam Natal, Kayumanis Coffee Shop menawarkan All You Can Eat Christmas Eve Dinner dengan harga Rp. 148.000++/person. “Kami sediakan aneka menu unggulan mulai dari Salmon Mousse, sup Iga ala Korean, kambing guling , kepiting Panggang, kalkun panggang dan hidangan mewah lainnya,” tutur Nike Aristya, PR Manager Hotel Tentrem Yogyakarta. Lalu, sebagai acara di penghujung tahun 2014 Hotel Tentrem Yogyakarta lagi-lagi memberikan event penutup yang meriah. Breezed Party dengan penampilan spesial dari artis International dari

Filipina - Bran Vargas akan menghantarkan anda hingga tutup tahun. Paket akhir tahun hotel Tentrem ini dibanderol dengan harga mulai Rp300.000 net/orang. Hotel bintang lima lainnya, Royal Ambarrukmo Yogyakarta akan menyuguhkan hiburan yang menarik untuk para tamu, dan sajian hidangan yang dikemas sangat spesial untuk memanjakan tamu. Bertempat di Royal Restaurant di area lobby hotel, para tamu dapat menikmati menu menu spesial yang disajikan oleh para Chef andalan. “Menu menu tersebut mulai dari menu tradisional hingga menu menu Eropa. Para tamu pun akan di hibur oleh magician, fortune teller dan hiburan musik saat menikmati santap malam,” kata Wiwied A. Widyastuti Public Relations Manager Royal Ambarrukmo Yogyakarta.

Batik Beringharjo Paling Diburu Wisatawan

Harus Lihai Saat Tawar-menawar YOG YA , TRIBUN - Kain Batik menjadi satu OGY ciri khas dari Yogyakarta. Batik juga menjadi salah satu barang yang paling dicari oleh wisatawan yang berkunjung ke Kota Gudeg. Di Yogyakarta, banyak tempat yang bisa dikunjungi jika ingin mencari batik. Satu tempat yang bisa dikunjungi untuk mencari Batik adalah Pasar Beringharjo. Ya, nama Pasar Beringharjo tentu tidak asing ditelinga, terlebih nama pasar ini memiliki kaitan yang erat dengan Malioboro. Terletak di Jalan Margo Mulyo (dulu Jalan A.Yani) Pasar Beringharjo memang mudah dijangkau oleh para wisatawan. Karena letaknya masih dalam satu kawasan Malioboro, tepatnya diujung selatan Malioboro sebelah timur. Pasar beringharjo adalah salah satu pasar tertua yang ada di Yogyakarta, keberadaanya secara historis juga memiliki keterkaitan dengan Kraton Yogyakarta. Pasar Beringharjo sebenarnya hampir sama dengan pasar tradisional lainnya yang khas dan kental dengan nuansa Jawa. Di depan pintu masuk yang bangunannya sangat kental dengan nuansa kolonial, wisatawan tidak lantas disambut dengan batik, namun justru disambut oleh deretan pedagang makanan yang berjejer. Pedagang tersebut menjual makanan yang sangat tradisional seperti pecel maupun makanan yang lainnya.

TRIBUN JOGJA / DOK

MENAWAR - Pengunjung punya jutaan pilihan untuk kain batik dan produk khas Yogya lainnya di Pasar Beringharjo. Baru saat sudah memasuki pasar dan melewati gerbang, maka deretan penjual kain terutama batik sudah menyambut para wisatawan. Setiap pedagang akan menawarkan barang dagangannya dengan ramah dan penuh senyum. Tak perlu ragu untuk melihat barang yang mereka tawarkan karena akan dilayani dengan ramah, khas dengan sifat masyarakat

Yogyakarta yang ramah-ramah. Di lantai satu sisi barat terdapat ratusan los yang menjual kain batik yang tentunya menjadi pilihan bagi wisatawan. Keasyikan belanja di Beringhajo ini adalah ketrampilan pembeli dalam menawar. Dengan kelihaian menawar, maka wisatawan akan memperoleh kain yang diinginkan dengan harga sepadan. (dnh)

Keindahan di Lorong Gang-gang Sempit  Kerajinan Perak Kotagede KOTAGEDE telah lama dikenal sebagai daerah yang menghasilkan kerajinan perak. Bahkan, dalam sejarahnya perak Kotagede pernah menembus mancanegara. Hingga kini, sisa kejayaan Kotagede masih dapat dijumpai. Matahari belum beranjak tinggi ketika kesibukan dimulai di Kotagede. Jalanan sempit yang membelah deretan toko dan pusat souvenir perak dipadati pengguna jalan. Mulai dari sepeda, becak, andong hingga sepeda motor dan mobil berlalu-lalang. Di sela kepadatan kios dan toko

berarsitektur modern tersebut, masih terdapat gang-gang yang menyimpan sejuta misteri Kotagede. Misteri tersebut, tidak lain dan tidak bukan adalah perak yang menjadi daya tarik wilayah ini. Di belakang deretan kios dan toko tersebut, masih banyak pemukiman warga yang dibangun pada era ketika sebelum Indonesia merdeka. Pun begitu, sisa bangunan Jawa kuno juga masih dapat dijumpai meski kini tak sebanyak dulu. Di rumah-rumah tembok dengan kusen-kusen kayu lawas tersebut, terselip kisah pembuatan

TRIBUN JOGJA / DOK

PERAK - Pengrajin perak di Kotagede tengah membuat cincin berbagai kerajinan perak. Tidak hanya mengintip bagaimana berbagai cenderamata yang indah

dibuat, pengunjung bisa mendengar penuturan cerita yang menyertainya. (toa)


CMYK

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

good governance 9

Gusti Yudha Ingatkan Disiplin Aparatur Negara YOGYA, TRIBUN - Pegawai negeri sipil (PNS) diminta lebih mengedepankan kewajiban terkait pelayanan kepada masyarakat, bukan semata-mata mengedepankan hak saja. Demikian pesan Sekretaris Daerah DIY yang disampaikan Asisten Administrasi Umum Sekda DIY, GBPH Yudhaningrat di depan calon pegawai negeri sipil (CPNS) dari tenaga honorer kategori II , pada

acara penyerahan surat keputusan CPNS tenaga honorer kategori II di Bangsal Wiyotoprojo Kepatihan Yogyakarta Jumat pekan kemarin. Lebih lanjut dikemukakan, secara efektif, efisien dan terpadu, PNS diharapkan menjadi aparatur profesional, bertanggung jawab, bersih dan berwibawa serta menjunjung tinggi kejujuran dalam menjalankan tugas dan fungsinya

masing-masing. Sebab tantangan tugas yang dihadapi PNS di era modernisasi sekarang ini akan semakin berat dan kompleks. Di depan sejumlah 43 CPNS tersebut, Gusti Yudha pangilan akrabYudhaningrat berharap aparatur negara selalu mematuhi dan berpedoman pada peraturan tentang larangan dan kewajiban disiplin bagi seluruh PNS yang berlaku. Aturan-aturan yang ter-

tuang harus dijalankan secara konsisten dan konsekuen.”Kembangkanlah keterampilan manajemen, baik konseptual, interaksi antara sesama rekan dan kemampuan teknis,” ucapnya. Karena kompleksitas dalam mengelola pekerjaan yang menjadi tugas dan tanggung jawab para CPNS, mau tidak mau membutuhkan kemampuan manajemen yang baik.

Hal itu agar terbentuk sikap kemandirian dalam bekerja, mampu bekerja sama dalam tim dan mampu mengelola tugas dan tanggung jawab secara terencana sampai berhasil. Hadir dalam kesempatan itu dari Kantor Regional I BKN, PT Taspen Cabang Yogyakarta, DPRD DIY, Kepala Lembaga Teknis Daerah dan Kepala Biro di Lingkungan Pemda DIY. (pemda-diy.go.id)

DOK. HUMAS PEMDA

SK HONORER - Asisten Administrasi Umum Sekda DIY Yudhaningrat, menyerahkan SK CPNS dari tenaga honorer kategori II.

90 Persen Guru Tersertifikasi  PAUD Yogya Raih Anugerah Prestasi

DOK. HUMAS PEMDA DIY

SERAHKAN PENGHAR G AAN - Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda DIY, Didik Purwadi menyerahkan PENGHARG penghargaan kepada 15 orang pelestari dan penggiat seni, di Bangsal Kepatihan, pekan kemarin. Penghargaan diberikan Pemda atas jasa dan dedikasi mereka dalam upaya pelestarian dan pengembangan seni budaya di DIY.

Pemkab Kulonprogo Lelang Jabatan Eselon II KULONPROGO, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kulonprogo, berencana melakukan sistem lelang jabatan dalam pengisian jabatan eselon II. Sekretaris Daerah (Sekda) Kulon progo Astungkoro, Minggu (21/ 12), mengatakan, lelang jabatan eselon II ini nantinya tidak hanya diperuntukan bagi pejabat di Kulonprogo saja. Akan tetapi dari luar juga bisa ikut, sehingga semakin banyak kompetitornya. “Kami dari seluruh anggota Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) sudah sepakat untuk mengubah proses mutasi dan promosi jabatan berdasar pada hasil dan pengamatan kegiatan-kegiatan,” ucap Astungkoro.

Astungkoro berharap setiap satuan kerja perangkat daerah (SKPD) membuat agenda kegiatan atau sebuah proyek perubahan yang sesuai dengan tempat kerjanya. Ia mencontontohkan kegiatan pemecahan suatu tema masalah, seperti kemiskinan dan ke depan dengan tematema yang lain. Pembahasan tema antaranggota kelompok dan di waktu mendatang di putar antara kelompok satu dengan yang lain. “Kalau ada pejabat dimutasi dari kecamatan ke SKPD atau sebaliknya, sudah tidak membutuhkan waktu lama dalam penyesuaian pekerjaan,” ujarnya. Bupati Kulonprogo Hasto Wardoyo mengatakan pembuatan tema kegiatan selalu mengedepankan kelompok atau

kebersamaan dengan menggusung visi yang sama, sehingga tidak berpikir parsial, berpikir bukan lagi ego sektoral, atau berpikir terkotak-kotak, tetapi sistem. Menurut Hasto, sistem terbukti mempengaruhi orang, seperti adanya ungkapan bahwa kalau diletakkan di dalam sistem yang sama maka setiap orang meskipun berbeda cenderung mengeluarkan hasil yang serupa. “Kita harus sadari bersama bahwa visi kebersamaan dalam suatu sistem itu penting, meskipun memang kadang sangat sulit karena sistem itu sangat kompleks dan detail. Sukses SKPD itu sebenarnya juga dipengaruhi oleh SKPD yang lain, untuk itu jangan ada egoisme SKPD,” tutur Hasto.(ant)

YOGYA, TRIBUN - Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kota Yogyakarta mendapatkan apresiasi dari Pemda DIY. Sebab PAUD Kota Yogyakarta berhasil meraih peringkat pertama tingkat nasional kategori Bunda PAUD berprestasi 2013. Penghargaan tersebut diberikan Pemda DIY pada ajang Penghargaan Prestasi Bidang Pendidikan, Pemuda dan Olah Raga, Anugerah Prestasi 2014. Atas penghargaan yang diberikan tersebut, Tri Kirana Muslidatun selaku Bunda PAUD Kota Yogyakarta yang juga ketua Tim Penggerak PKK mengucapkan terimakasih kepada seluruh pihak terkait yang selama ini ikut terus aktif bekerjasama sehingga meraih prestasi tingkat nasional. “Penghargaan tersebut diberikan karena Kota Yogya sudah sejak 2007 berhasil membentuk tiap satu Rukun Warga (RW) satu PAUD. Sedangkan program nasional satu desa satu PAUD, jadi kita sudah melampauinya,” kata Ana sapaanya, belum lama ini. Belum selesai disitu, Angka Partisipasi Kasar (APK), yakni keikutsertaan anak di Kota Yogyakarta untuk masuk PAUD mencapai 98%. Yang artinya, hampir seluruh anak di Kota Gudeg sudah mengenyam pendidikan di PAUD. Angka ini, disebut Ana sebagai angka tertinggi nasional. Ana menambahkan inovasi yang sudah dilakukannya adalah membentuk struktur formal yang

menaungi seluruh PAUD di seluruh Kota Yogyakarta di bawah TK PKK. Berkat inovasi tersebut, para guru PAUD khusus yang berstatus PNS, sekitar 80-90 persen sudah tersertifikasi. “Kami akan terus meningkatkan jumlah guru yang mendapatkan sertifikasi,” ujarnya. Ana berharap penghargaan tersebut dapat menjadi motivasi bagi segenap pemangku kepentingan untuk meningkatan program kerja sama. Baik dengan mitra di sekolah negeri maupun swasta demi kualitas pendidikan anak dini yang semakin baik. Menurutnya, penghargaan tersebut bukan tujuan akhir, namun sebagai cambuk untuk menjadi lebih baik lagi. “Semoga kita bisa meraih peringkat pertama di tahun yang akan datang,” tekadnya. Demi mewujudkan prestasi yang lebih baik lagi, lanjut Ana, pihaknya akan menyegarkan kembali semangat para guru dengan berbagai upaya agar mereka tidak padam mengajar. Selain itu ia akan membangun

PAUD inklusi. Disamping itu, Ana akan meningkatkan kapasitas guru pendamping. Ini di lakukan agar mereka dapat semakin memahami teknik didik anak berkebutuhan khusus. “Sedangkan guru yang mendidik anak noninklusi, akan dikembangkan untuk bisa menjadi guru yang mengerti teknik didik sesuai usia, kebutuhan anak, serta mengakomodir bagaimana proses belajar yang menyenangkan,” jelas Ana. Sementara itu Sekretaris Daerah Provinsi DIY Ichsanuri mengapresiasi prestasi yang dicapai Bunda PAUD Kota Yogyakarta. Menurutnya, perolehan itu tidak lepas dari dukungan dan perhatian Bunda PAUD kota setempat yang secara terus menerus melakukan pembinaan serta menyusun program dalam memajukan pendidikan PAUD di Yogyakarta. “Saya harap prestasi tersebut dapat lebih meningkatkan motivasi dalam pengembangan dan meningkatkan serta kemajuan PAUD di Kota Yogya,” harapnya. (tea)


CMYK

Magelang Square Rp21 M untuk Orang Miskin SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

HALAMAN 10

 171 Ribu Warga Hidup di Bawah Garis Kemiskinan MAGELANG, TRIBUN - Ribuan warga yang masuk dalam kategori miskin akan digelontor anggaran sebesar Rp21,1 miliar oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang. Dana tersebut berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Magelang 2014. Hanya saja, warga masyarakat berharap penggelontoran dana ini memiliki indikator dan program yang jelas. Penganggaran dana pemberantasan kemiskinan itu didasarkan data Susenas tahun 2013 di Kabupaten Magelang. Di situ disebutkan masih terdapat 171.000 jiwa warga Kabupaten Magelang yang masih hidup berada di bawah garis kemiskinan. Sejauh ini, Pemkab setempat juga telah melakukan antisipasi dengan menerbitkan Peraturan Daerah Nomor 5 Tahun 2008 tentang Penanggulangan Kemiskinan di Kabupaten Magelang, yang mengamanatkan pembiayaan program kegiatan Penanggulangan Kemiskinan minimal sebesar 2,5 persen dari total APBD setelah dikurangi gaji pegawai. “Anggaran Rp 21,1 miliar atau sebesar kurang lebih 2,5 persen itu sesuai dengan amanat Perda nomor 5 Tahun 2008,” ujar Wakil Bupati Mage-

Anggaran Rp 2 1,1 miliar atau sebesar 21 kurang lebih 2,5 persen itu sesuai dengan amanat P er da nomor 5 TTahun ahun Per erda 2008 Zaenal Arifin Wakil Bupati Magelang lang, Zaenal Arifin, seusai menggelar rapat koordinasi penanggulangan kemiskinan tahun 2014 di ruang Bina Rapat Bina Praja Setda Kabupaten Magelang, akhir pekan lalu. Zaenal menjelaskan, Pemkab juga telah menganggarkan Rp16,9 miliar pada tahun 2013 untuk penanggulangan kemiskinan. Jumlah tersebut adalah sebesar 2,6 persen atau lebih 0.1 persen dari amanat Perda nomor 5 Tahun 2008. Dia juga mengklaim pada tahun 2013 ada penurunan jumlah masyarakat miskin di Kabupaten Magelang menjadi sebesar 13,96 persen. Dia mengapresiasinya karena target yang telah ditetapkan dalam RPJMD tahun 20092014 telah tercapai. “Tentu saja, ini capaian yang cukup bagus. Hal itu juga sesuai dengan target pengurangan kemiskinan sebesar 11-13 per tahun. Namun, memang masalah kemiskinan merupakan masalah yang

dinamis,” paparnya. Zaenal memaparkan, ada beberapa hal penting yang menjadi dasar dalam pengentasan kemiskinan antara lain pendidikan, dengan mengalokasikan APBD untuk pendidikan sebesar 20 persen, peningkatan gizi, dan menumbuhkan kewirausahaan. Dengan dana tersebut, kata dia, masyarakat diharapkan akan semakin meningkat pengetahuan dan keterampilannya, serta siap untuk menempuh dunia kerja. Kemudian kesehatan, yaitu melalui peningkatan gizi dan pelayanan kesehatan masyarakat, diharapkan akan tercipta masyarakat yang sehat. Selain itu juga peningkatan kewirausahaan, dengan mendorong masyarakat Kabupaten Magelang untuk menciptakan pekerjaannya sendiri. Dengan menumbuhkan dan menanamkan jiwa entrepreneurship atau kewirausahaan, baik dari sektor perdagangan, pertanian, pe-

ternakan, perikanan, dan sektor lainnya. “Maka diperkirakan dalam 5-10 tahun mendatang angka pengangguran dan kemiskinan di Kabupaten Magelang semakin berkurang,” jelas Zaenal. Indikator jelas Meski demikian, kalangan pemerhati kebijakan publik di Magelang menyoroti penggelontoran dana tersebut. Mereka berharap pengentasan kemiskinan memiliki tolok ukur, dan program yang jelas. “Jangan sampai program pengentasan kemiskinan tidak jelas dan tidak ada indikatornya,” kata Koordinator Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Gerakan Masyarakat Untuk Transparansi Kebijakan (Gemasika), Iwan Hermawan. Iwan juga menyoroti, klaim pemerintah tentang adanya penurunan angka kemiskinan harus jelas indikatornya. Termasuk, data warga yang akan dikurangi tingkat kemiskinannya juga mesti valid. “Siapa saja yang menjadi sasaran harus mesti valid. Karena, ini menyangkut pencairan dana atau pemberian program. Jadi memang harus tepat sasarannya,” kata Iwan. (ais)

Polisi Tangkap Pelaku Penusukan Daniel MAGELANG, TRIBUN - Jajaran Polres Magelang Kota membekuk Y (20), pelaku penusukan terhadap Daniel Rahardianto (25) warga Karanggading RT 05 RW 02, Kelurahan Rejowinangun Selatan, Kecamatan Magelang Selatan. Kini, pelaku yang tak lain adalah tetangga korban tersebut ditahan di Mapolres Kota Magelang. Penangkapan itu dilakukan di Bantul, Yogyakarta, Minggu (21/12). Petugas kepolisian yang berpakaian preman kala itu melakukan pengintaian terlebih dahulu terhadap pelaku yang sempat kabur ini, sebelum akhirnya menangkapnya. Kasat Reskrim AKP Herie Purwanto menjelaskan, untuk sementara ini, pihaknya baru berhasil menangkap satu tersangka. “Saat kami tangkap, tersangka berinisial Y sebelumnya sempat melarikan diri,” jelasnya, kemarin. Petugas, katanya, juga menyita barang bukti

antara lain, telepon seluler yang dijadikan komunikasi para tersangka untuk melancarkan aksinya. Selain itu, satu unit sepeda motor, dan senjata tajam yang digunakan tersangka Y. Diberitakan sebelumnya, Daniel Rahardiyanto (25), penjaga counter ponsel di Jalan Pemuda Kota Magelang, tewas secara mengenaskan. Ada dua luka tusukan di dalam tubuhnya, Kamis (11/12). Dugaan lainnya, pelaku nekat melakukan aksi pembunuhan ini lantaran pengaruh minuman keras (miras). Kala itu, korban bersama dengan empat rekannya berjalan beriringan menggunakan dua sepeda motor, dari Jalan Pemuda, menuju rumah korban di Jalan Beringin III, Tidar Utara, Magelang Selatan. Dari keterangan polisi, Y mencabut senjata tajam yang ada di sakunya dan langsung menghujamkan ke tubuh Daniel. Korban lalu

tersungkur, dan dilarikan ke RSUD Tidar oleh salah satu rekannya, namun tidak tertolong lagi. “Untuk sementara pelaku dijerat pasal 351 KUHP tentang penganiayaan yang mengakibatkan meninggalnya korban dengan ancaman hukuman maksimal tujuh tahun penjara,” paparnya. Herie menambahkan, sejauh ini penyelidikan terhadap kasus ini masih berjalan. Pihaknya sudah memeriksa tujuh saksi terkait kasus penusukan hingga membuat Daniel tewas itu. Herie juga mengatakan, sampai sekarang status para saksi belum ditingkatkan. “Kami masih akan melakukan pendalaman dulu, kalau benar mereka terlibat, dimungkinkan ada tersangka lainnya,” katanya. Dia menambahkan, untuk para tersangka lainnya, masih didalami peranannya. Yang jelas, kata dia, peranan para saksi itu akan diketahui, Senin (22/12) hari ini. (ais)

TRIBUNJATENG/FAJAR EKO NUGROHO

PAMIT PULANG - Seluruh anggota tim pencari gabungan longsor di Dusun Jemblung Desa Sampang, Kecamatan Karangkobar, mengikuti upacara pamitan di pertigaan Dusun Aliyan, Desa Ambal Kecamatan Karangkobar, Minggu (21/12).

Pencarian Korban Longsor

Resmi Dihentikan

BANJARNEGARA, TRIBUN - Proses pencarian dan evakuasi korban longsor oleh Tim Gabungan di Dusun Jemblung Desa Sampang Kecamatan Karangkobar Kabupaten Banjarnegara, resmi dihentikan, Minggu (21/12). Hal itu ditandai dengan upacara bendera yang diikuti seluruh Tim Gabungan, di pertigaan Dusun Aliyan, Desa Ambal, Kecamatan Karangkobar. “Selama ini, proses pencarian dan evakuasi korban di lokasi longsor sudah dilakukan maksimal selama 10 hari sesuai dengan prosedur evakuasi bencana alam,” ujar Bupati Banjarnegara, Sutedjo Slamet Utomo, Minggu (21/12). Selama 10 hari pencarian di lokasi longsor telah mengevakuasi sebanyak 95 korban. Kemudian 24 korban lainya tidak berhasil ditemukan. “Kami berharap, kepada keluarga korban mengikhlaskan jika ada anggota keluarganya ada yang masih belum ditemukan,” ungkapnya. Hadir pula pada kesempatan itu Dandim 0704 Banjarnegara Letkol Inf Edy Rahmatullah, Kapolres Banjarnegara AKBP Wika Hadianto serta Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jateng. Berdasarkan prosedur pencarian korban yang hilang, kata dia, dilakukan selama seminggu. Penghentian pencarian sendiri dilakukan karena sudah dianggap optimal dan atas pertimbangan faktor medan, cuaca buruk serta mempertimbangkan kondisi tim evakuasi termasuk relawan.

Hari Natal dan Tahun Baru 2015

Pemkab Pastikan Stok Elpiji 3 Kg Aman MAGELANG, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magelang menyatakan stok gas elpiji 3 kilogram (kg) untuk Natal dan Tahun Baru aman. Pemkab baru akan mengajukan permintahan tambahan alokasi gas sebesar 10 persen tahun 2015 mendatang. “Untuk Natal dan Tahun Baru ini, kami yakin pasokan gas mencukupi,” papar Kepala Bidang ESDM Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM, Luis Taribaba, Minggu (21/ 12). Luis mengatakan, pihaknya baru meminta tambahan sebesar 10 persen ke PT Pertamina untuk gas ukuran 3 kg tahun 2015 mendatang. Penambahan alokasi gas itu karena meningkatnya jumlah kebutuhan gas ukuran ini, sejak beberapa

bulan lalu. Dia memaparkan, sulitnya gas elpiji yang dirasakan oleh masyarakat karena migrasi gas ukuran 12 kg ke 3 kg. Tak hanya karena adanya migrasi, namun juga dimungkinkan karena adanya penjualan gas bertabung melon ke luar daerah. “Selain itu juga karena adanya kenaikan BBM. Meski demikian, kami masih terus melakukan pengawasan,” jelasnya. Sementara terkait harga elpiji yang tembus hingga Rp20 ribu per tabung, hal itu menurutnya, tidak normal. Pihaknya menyatakan harga eceran tertinggi (HET) sampai ke pangkalan seharusnya mencapai Rp14 ribu. “Memang nanti agen harus mengawasi pangkalan. Sementara jika ada kena-

kalan agen pemerintah melalui Pertamina akan melakukan pengawasan,” papar Luis. Sementara itu, kebutuhan masyarakat akan elpiji di wilayah ini mencapai 464.900 tabung per bulan. Jumlah itu masih mampu dicukupi 9 agen elpijii yang ada di wilayah ini. Meliputi PT Sumber Rejeki Madani Utama (76.640 tabung), PT Widodo (64.639), PT Watu Langit (62.166), PT Wahyu Aji Utama (59.024), PT Mulia Karya Sejahtera ( 55.599), PT Segara Rizki (54.816), PT Patra Jaya Abadi (35,545), PT Patra Prawira (28.793) dan PT Rani Makmur Abadi (27.678). Pasokan lancar Kepala Bidang Distribusi dan Perlindungan Konsumen Disdagsar Kabupaten

Magelang, Anang Kusbandriyanto menjelaskan, sejauh ini dari pantauan Dinas Perdagangan dan Pasar (Disdagsar), disebutkan tidak ada kelangkaan. Namun memang ada peningkatan jumlah kebutuhan di lapangan. Di Kota Magelang, menjelang Hari Natal 2014 dan Tahun Baru 2015, kouta gas elpiji ukuran 3 kg di Kota Magelang mendapat tambahan sebanyak 7 persen dari alokasi normal. Hal ini guna mengantisipasi lonjakan permintaan di tengah masyarakat. “Alokasi normal untuk dua agen gas elpiji 3 kg di Kota Magelang, yakni PT Fatima dan Pusat Koperasi Konsumen (PKK) setiap bulan sekitar 145.800. Dengan adanya penambahan sebesar

7 persen tersebut, maka alokasi kouta gas elpiji di Kota Magelang menjadi 157.290 tabung,” kata Asisten II Sekda Bidang Ekonomi, Pembangunan dan Kesra Pemkot Magelang, Sumartono. Sumartono mengatakan, dengan penambahan jatah gas elpiji 3 kg sebanyak 7 persen, maka untuk agen PT Fatima yang semula mendapat 75.600 tabung menjadi 81.560 tabung, sedangkan agen PKK yang semula 70.200 menjadi 75.730 tabung. Menurutnya, permintaan gas elpiji ukuran 3 kg tersebut mengalami peningkatan, dikarenakan adanya migrasi penggunaan gas dari ukuran 12 kg menjadi 3 kg yang dikarenakan seiring kenaikan harga gas yang sangat signifikan elpiji ukuran 12 kg. (ais)

Dia menambahkan, keputusan menghentikan proses evakuasi korban longsor diambil setelah Rapat koordinasi bersama BNPB, BPBD, TNI, POLRI serta keluarga korban yang masih belum diketemukan. Rapat yang berlangsung di Gedung Sekolah Menengah Atas (SMA) 1 Karangkobar berlangsung sekitar 60 menit dan semuanya menyepakati untuk menghentikan pencarian dan memutuskan tidak memperpanjang waktu evakuasi. Seorang keluarga korban yang jenazahnya tidak berhasil diketemukan yang juga sebagai Kepala Desa Sampang Purwanto (40) mengaku ikhlas adiknya meski jenazah orang yang dikasihinya itu tidak berhasil diketemukan. Seribuan tim Gabungan yang melakukan evakuasi korban sejak Jumat (12/12) lalu, terlihat mulai berkemas meninggalkan lokasi longsor terhebat di Jawa Tengah di akhir tahun 2014 ini. Sementara itu, para pengungsi tetap mendapat pendampingan dari tim logistik dan BPBD Kabupaen Banjarnegara. Saat ini sedikitnya 160 orang warga Asli Dusun Jemblung untuk sementara waktu mengungsi di dua titik yakni posko pengungsian Dusun Alian Desa Ambal dan Posko Pengungsian Kecamatan Karangkobar. Sedangkan, para pengungsi yang berasal dari sejumlah Dusun dan Desa yang berada di sekitar Dusun Jemblung, sebagian masih tersebar di 20 titik posko pengungsian. Jumlahnya, diperkirakan mencapai 1.200 orang. (tribunjateng/ nug)


tribun buffer 11

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Taman Air Namun dari situs-situs, banyak yak tak berjejak lagi. Kalau pun ada, kondisinya sangat memprihatinkan. Salah satu situs yang tersisa dan masih bisa dilihat jejak kemegahannya adalah Gua Seluman di Dukuh Wonocatur, Banguntapan, Bantul. Seiring perkembangan zaman, bangunan pesanggrahan secara umum telah hancur. Saat ini hanya menyisakan bangunan utama, meskipun komplek taman sebagai salah satu simbol kekuasaan keraton pada waktu itu kini berubah fungsi menjadi selokan atau saluran limbah rumah tangga dan limbah industri pengolahan tahu. Limbah kotor Selama dua hari, Rabu (18/ 12) dan Kamis (19/12), reporter Tribun Jogja mendatangi situs itu dan menelusuri jejakjejak keindahan pesanggrahan. Agak sulit ketika ingin masuk ke dalam komplek. Selain letaknya ada pada tanah yang agak rendah, saat ini di sekelilingnya sudah rapat dengan bangunan permanen. Bahkan pintu masuknya yang berada di sisi utara, telah rapat dengan bangunan rumah warga dan genangan limbah. Bagian depan atau pintu masuk berbentuk paduraksa dengan ukuran lebar satu meter dan tinggi dua meter. Pada ambang atas (pintu masuk) terdapat relief manuk Beri yang kini telah rusak. Bangunan depan ini di dalamnya terdapat anak tangga yang menurun menuju lorong ke arah selatan, dengan panjang 17,5 meter dan lebar 2 meter. Adapun lorong ini, terbuat dari batu bata dengan konstruksi pasangan rollag melengkung bagian atas. Ketika masuk ke gua, aroma dari limbah yang mengalir di dalamnya sangat menyengat. Aliran limbah ini mengalir pelan melalui lumpur lantai gua dan menuju arah selatan (area taman). Berbagai jenis sampah berserak mulai ranting, pembalut wanita, popok bayi, sampah plastik dan lain-lain. Bangunan ini membentang menuju taman di bagian belakang dan berbentuk leter L.

Sambungan Hal. 1

Di sisi belakang bangunan, terdapat tiga pintu ke arah barat, selatan, dan timur serta dua buah jendela di kanan dan kirinya. “Zaman dulu di balik pintu dan jendela itu ada kayu jati gede-gede, tapi sudah diambil orang,” kata sesepuh setempat yang juga juru kunci Goa Seluman, Harno Prayitno (87). Di dalam goa, terdapat kolam kecil dekat pintu sebelah timur sebagai sumber air yang berundak tiga undakan. Sebelah barat kolam ini, ada tembok penghalang (sekat ruangan), dan tembok ini masih utuh baik konstruksi maupun reliefnya. Dari seluruh kawasan gua, hanya komplek kolam ini yang tidak teraliri limbah. “Sumber mata air di dalam kolam ini dipercaya berkhasiat. Di dekat kolam juga sering menjadi tempat bagi orang yang bertapa dan mandi,” kata Harno. Kolam ikan Selanjutnya, dari data yang diperoleh dari BPCB Yogyakarta, pada kompleks belakang pesanggrahan ini, merupakan taman atau kolam luas berbentuk persegi panjang dengan ukuran 11 meter dan lebar 10 meter. Kolam ini sekarang berfungsi sebagai kolam ikan (milik warga). Sedangkan di bagian pojok barat daya terdapat kolam kecil berukuran 4 meter lebar 3 meter dihiasi relief Manuk Beri yang mengepakkan sayapnya, sedangkan kepala burung berfungsi sebagai pancuran air. “Tapi sekarang sudah tidak berfungsi sebagaimana mestinya,” ujar Kasi Perlindungan, Pengembangan, dan Pemanfaatan, BPCB Yogyakarta, Wahyu Astuti. Kemudian, lanjut Astuti, di sudut tenggara, sebenarnya juga terdapat kolam yang sama hiasannya dengan hiasan Manuk Beri, tapi saat ini sudah tertimbun urukan tanah. Kepala burungnya telah hilang. Menurut data BPCB Yogyakarta, situs pesanggrahan Goa Siluman ini memiliki luas area sekitar 65.000 meter persegi. Komplek ini terbagi menjadi dua bagian, pertama bangunan depan yang sering disebut bangunan istana (kra-

ton). Kedua, bagian belakang yang dikenal sebagai taman air. Juru Kunci Harno Prayitno melanjutkan penjelasannya. Kakek 17 cucu dan 10 cicit ini juga menceritakan semasa ia masih kecil. Saat itu, di timur pintu masuk terdapat kolam yang luas dan di bagian tengah terdapat bangunan. Sedangkan di bagian barat pintu belakang, terdapat pintu kecil berukuran sekitar satu meter yang di dalamnya juga terdapat kolam yang cukup luas. Namun saat ini, kolam di depan pintu masuk sudah berdiri rumah permanen. Sementara di barat pintu belakang sudah berdiri bangunan pabrik. Seluruhnya menghancurkan bangunan bagian komplek pesanggrahan. Menurut Harno, meskipun saat itu kawasan pesanggrahan ini tidak sepenuhnya utuh, namun masih terlihat bagus dan indah. Karena kawasan ini terlindungi oleh benteng, sehingga tidak sembarang orang bisa masuk. Adapun kerusakan pesanggrahan selain disebabkan faktor alam (gempa bumi), lanjut Harno, juga disebabkan perilaku manusia. Pada saat masa penjajahan Jepang, tentara Dai Nippon merusak kawasan ini. Selain itu, pasca kemerdekaan, diberikannya izin pendirian bangunan di kawasan situs ini juga hanya menyisakan jejak reruntuhan bangunannya. Pemeliharaan Dalam hal pemeliharaan, Wahyu Astuti mengutarakan, sebenarnya selama ini BPCB sudah menempatkan juru pelihara di setiap situs-situs yang jumlahnya ratusan orang di 75 lokasi se DIY. Masing-masing ada pegawai honorer dan Pegawai Negeri Sipil (PNS). Untuk yang honorer, per bulan memperoleh honor sebesar Rp 1 juta. Di Gua Seluman, BPCB menempatkan dua orang, yang juga berdomisili tidak jauh dari lokasi. Juru pelihara tersebut bertugas membersihkan, mengamankan, dan memelihara. Tapi yang terjadi selama ini selalu terjadi benturan dengan masyarakat sekitar. “Padahal kami ada juru

Dulu Wingit

Sambungan Hal. 1

tenggelam di kolam di dalam gua, membuat masyarakat percaya tempat ini memang benar-benar wingit. “Kalau orang awam mungkin tidak bisa melihatnya. Tapi orang yang diberi kemampuan supranatural bisa melihatnya. Semua jenis bangsa jin ada di situ semua,” kata Harno Prayitno. Selain itu, nama asli Gua Seluman saat ini juga banyak orang yang menyebutnya sebagai ‘Gua Siluman’. Keangkeran tempat inilah menurutnya yang membuat kawasan ini disebut Gua Siluman. Harno menuturkan, saat dirinya masih

kecil, dirinya sering diajak ayahnya yang juga abdi dalem Keraton Yogyakarta untuk sekadar membersihkan kompleks bekas petilasan bersejarah itu. Saat itu, tak ada yang berani masuk apalagi berbuat yang tidak baik. “Dulu anak-anak tidak berani ke situ, tapi sekarang sudah beda. Karena sekarang sudah banyak bangunan baru dan ramai,” katanya. Pada malam hari tertentu, lanjutnya, sekarang banyak orang yang datang untuk bersemedi membuang sial dan berdoa di dekat kolam. Selanjutnya, mereka mengambil air dari kolam untuk mandi.

Seorang warga yang tinggal tidak jauh dari Gua Seluman, Subardi (46), mengutarakan, banyak orang yang melintas di malam hari di jalan raya terkadang melihat hal-hal yang ganjil, seperti perempuan yang mengenakan atribut keraton, melihat penampakan harimau, dan lainnya. “Tapi ketika sampai di situ langsung hilang dengan sendirinya,” ujarnya. Kepala Seksi Purbakala Dinas Kebudayaan DIY, Dian Laksmi Pratiwi, juga mengungkapkan, saat mereka melakukan pendataan di lokasi itu, ada seorang karyawannya yang kesuru(had) pan.(had)

Kita Hanya air. Kemudian biasanya juga terdapat pagar yang tinggi sebagai batas privasi raja dan rakyatnya. Selain itu biasanya juga terdapat ruang perlindungan yang rahasia untuk menghindari dari ancaman musuh. Tidak terpakainya pesanggrahan-pesanggrahan ini kemungkinan karena HB II tidak lagi berkuasa atau bertahta, sementara penerusnya memiliki pandangan berbeda. Perbedaan pandangan dari raja sebelumnya ini membuat peninggalannya menjadi tidak terawat. Banyaknya pesanggrahan yang dibangun pada masa HB II ini memang hampir seluruhnya rusak. Berbeda dengan pesanggrahan lainnya misalnya pening-

Sambungan Hal. 1 galan HB VII, yakni Pesanggrahan Ambarukmo yang saat ini berada di komplek Hotel Royal Ambarrukmo. Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Yogyakarta, jika akan melakukan pemugaran, biasanya harus melakukan koordinasi ke berbagai pihak. Antara lain Dinas Kebudayaan, dan termasuk meminta izin ke Ngarso Dalem (Sultan HB X). Selain itu juga berkoordinasi dengan Pemda. Sebab jika hanya mengandalkan BPCB hal itu tidak memungkinkan, terlebih wilayah situs-situs ini adalah berada di Sultan Ground. Adanya Dana Keistimewaan (Danais) DIY terutama di bidang kebudayaan adalah kesempatan

yang baik. Namun biasanya memang untuk pemugaran, akan dicari skala prioritas dan mencari manfaat yang bisa langsung dirasakan masyarakat. Apabila melihat dana alokasi yang ada, tentunya pemugaran dan pelestarian masih bisa dilakukan. Sebab jika melihat pengalokasian Danais tahun ini belum terserap sepenuhnya. Secara keseluruhan, situs sejarah sangatlah penting. Meskipun situs tersebut sudah tidak terawat dan tidak lagi difungsikan, hal itu tetaplah tidak boleh dirusak. Sebab keberadaannya berkaitan dengan perjalanan sejarah. Jika melihat keberadaan Pesanggrahan Gua Seluman dan lainnya, ini merupakan bukti

Pesan di Dalam kicauannya, Rizal menyebut keluarga berharap Sitor bisa dimakamkan di Tanah Air. Rizal juga mengungkapkan keinginan Sitor untuk bisa dimakamkan di kampung halamannya, jika wafat. Adapun Dalam sajak berjudul “Tatanan Pesan Bunda”, Sitor menulis ingin dikuburkan di samping ibunya di Danau Toba, Sumut. Tatahan Pesan Bunda Bila nanti ajalku tiba Kubur abuku di tanah Toba Di tanah danau perkasa Terbujur di samping Bunda Bila ajalku nanti tiba Bongkah batu alam letakkan Pengganti nisan di pusara

pelihara di situ, tapi sering kali masyarakat menggunakan untuk kolam dan sawah. Kami sulit untuk mengendalikan itu,” katanya. Padahal, BPCB sudah melakukan peringatan sebagai upaya penyelematan dengan memasang papan peringatan. Akan tetapi, untuk di Gua Seluman, memang diakui kesulitan jika akan dipasang pagar, karena letaknya di bawah jalan raya dan di sekitarnya sudah padat dengan bangunan. “Yang kita tidak tahu itu kok masyarakat bisa memiliki (lahan), padahal kita sudah berusaha melakukan pendataan ternyata milik masyarakat. Harusnya kan itu Sultan Ground,” ungkapnya. Belum prioritas Sedangkan untuk upaya pemugaran mengingat situs tersebut sudah memprihatinkan, lanjut Astuti, membutuhkan dana yang besar. Padahal BPCB biasanya melakukan pemugaran untuk situs yang berskala nasional. Ia mengatakan, di daerah lain, misalnya di Provinsi Jawa Timur, pemerintah daerah kooperatif dan peduli dengan benda cagar budaya. Pemerintah daerah setempat mengalokasikan anggaran khusus untuk pemeliharaan dan pelestarian cagar budaya. Berbeda dengan di wilayah DIY. “Saya tidak minta, tapi kalau di Jatim pihak Pemda setempat membantu. Tapi kita (di DIY) belum selama ini,” kata Astuti. Kepala Seksi Purbakala Dinas kebudayaan DIY, Dian Laksmi Pratiwi mengatakan, pihaknya memiliki anggaran sebesar Rp 78 miliar dari Dana Kesistimewaan pada tahun 2015. Akan tetapi, fokus rehabilitasi serta pemeliharaan masih pada penanda keistimewaan. Penanda keistimewaan tersebut di antaranya seperti Kraton, Pura, masjid patok, Masjid Mataram Kotagede, Tamansari, Tugu, Panggung Krapyak, Benteng Kraton, serta simbol filosofi keistimewaan lainnya. Namun, belum ada alokasi untuk Gua Seluman Wonocatur.(had)

perjalanan sejarah Kraton Yogyakarta. Bangunan tersebut sangat bernilai, mengandung nilai arsitektur, konstruksi bangunan dan lain-lain. Jadi meskipun sudah rusak, BPCB sendiri tetap didaftarkan sebagai cagar budaya. Adapun dari sisi regulasi, dalam UU Cagar Budaya tahun 2010, sebenarnya sudah dijelaskan kewenangan penetapan cagar budaya, bupati dan wali kota adalah ujung tombaknya. Persoalannya, tidak semua kabupaten dan kota memiliki tim ahli bidang purbakala. Terlebih, tim yang masuk dalam bidang purbakala harus memiliki sertifikat arkeologi bertaraf nasio(had) nal.(had) Sambungan Hal. 1

Tanpa ukiran tanpa hiasan Kecuali pesan mahasuci Restu Ibunda ditatah di batu Si Anak Hilang telah kembali! Kujemput di pangkuanku! Sitor Situmorang lahir di Harianboho, 2 Oktober 1923. Dia pernah menjadi wartawan Suara Nasional dan harian Waspada tetapi kemudian lebih dikenal sebagai sastrawan dan penyair. Sitor terlahir dengan nama Raja Usu. Dia menempuh pendidikan di HIS di Balige dan Sibolga serta MULO di Tarutung, kemudian AMS di Batavia (kini Jakarta). Ia pun pernah menjadi dosen Akademi Teater Nasional Indonesia, dan anggota Majelis Permusya-

waratan Rakyat Sementara mewakili kalangan seniman. Pakar sastra Indonesia asal Belanda, A Teeuw, menyebut Sitor Situmorang sebagai penyair Indonesia terkemuka setelah Chairil Anwar. Kumpulan cerpennya, yang berjudul Pertempuran dan Salju di Paris (1956) mendapat Hadiah Sastra Nasional pada tahun 1955; sedangkan kumpulan sajak Peta Perjalanan memperoleh Hadiah Puisi Dewan Kesenian Jakarta 1976. Sitor pernah membuat karya di dalam penjara, saat menjadi tahanan politik pada 1957-1974, dalam masa pemerintahan Orde Baru. Karya-karya dia dibekukan dan tidak diterbitkan. JJ Rizal kepada jurnalis mengatakan, dirinya dikabari keluarga almarhum

mengenai meninggalnya Sitor, Minggu pagi. “Saya diberi tahu keluarga tadi pagi. Terakhir berat badannya susut menjadi 37 kilogram,” ujarnya. Menurut Rizal, selama di Belanda Sitor dan istri tinggal Apeldoorn, sebuah gemeente Belanda yang terletak di Provinsi Gelderland. Mayoritas penduduknya merupakan keturunan Maluku, yang berdiam di sana setelah perang dunia kedua. Rizal mengenang Sitor sebagai salah satu tokoh yang berpengaruh terhadap dunia sastra di Indonesia. “Dia satu-satunya sastrawan Angkatan 45 yang, ketika usia 85 tahun, masih produktif menulis,” ucap dia. Selain produktif, kualitas sajaknya pun patut diacungi jempol. (kompas.com/ tempo)

Ditemukan 95

Sambungan Hal. 1

ANTARA FOTO/ANIS EFIZUDIN

HARI TERAKHIR - Tim SAR gabungan melakukan pencarian korban yang tertimbun tanah longsor, di Dusun Jemblung, Banjarnegara, pada hari terakhir evakuasi, Minggu (21/12). yang ditemukan sampai akan diperpanjang selama hari Minggu ada 95 jena- 14 hari terhitung sejak zah. tanggal 22 Desember 2014 Diperkirakan masih ada hingga 4 Januari 2015,” sekitar 13 jenazah terkubur. kata Kepala Pusat Data InSebab, menurut data pada formasi dan Humas BNPB, Jumat (19/12) pukul 12.00, Sutopo Purwo Nugroho, ditemukan korban mening- dalam keterangan pers yang gal dunia sebanyak 90 or- diterima Antara di Banang (51 orang laki-laki dan jarnegara, Sabtu (20/12). 39 perempuan 39) serta 18 Ia mengatakan bahwa orang masih belum dite- operasi penanganan darumukan. rat yang terdiri atas penca“Menurut Dansatgas rian dan evakuasi jenazah, Kopassus Mayor Inf Wahyu pelayanan pengungsi, dan Yuniartoto, tim yang dipim- persiapan relokasi warga pin Letda Inf Andi Satria yang berlangsung sejak dengan 12 personelnya me- tanggal 13 Desember 2014 lakukan penyisiran di sek- telah berjalan dengan baik. tor dua lokasi di bawah Menurut dia, pencarian jetebing. Hasilnya, ditemukan nazah korban pada hari dua jenazah pria diperki- Sabtu berlangsung hingga rakan berusia 20 tahun dan pukul 12.00, dan nihil. De30 tahun, tepat di depan ngan demikian, kata dia, rumah warga yang sela- secara keseluruhan jumlah mat,” ujar Mayor Inf Ach- korban yang ditemukan mad Munir. hingga Sabtu sebanyak 93 Sebelumnya, pihak Ba- jenazah. dan Nasional Penanggula“Sesuai hasil rapat evangan Bencana (BNPB) me- luasi tadi malam (Jumat, 19/ nyatakan proses evakuasi 12), pencarian jenazah akan korban longsor Banjarne- dihentikan pada tanggal 21 gara dihentikan secara res- Desember 2014,” katanya. mi, Minggu. Sedangkan staLebih lanjut, Sutopo metus tanggap darurat benca- ngatakan bahwa pengorna longsor di Kabupaten ganisasian posko dan koorBanjarnegara diperpanjang dinasi tim operasi telah selama 14 hari. dilaksanakan secara baik. “Status tanggap darurat Menurut dia, sistem peladi Banjarnegara akan ber- poran, rapat evaluasi haakhir pada tanggal 21 De- rian, dan konferensi pers sember 2014. Rencananya dilakukan secara rutin.

Dua Pengendara seorang pria ini tak melihat situasi lalu lintas sisi kanan dan kiri. Tak disangka, di saat bersamaan melintas sepeda motor Yamaha Mio yang dikendarai seorang wanita. Tabrakan pun tak terhindarkan. Sepeda motor Mio menabrak ban depan sepeda motor Honda Supra Fit. Keduanya pun terlempar dari kendaraan dan mengalami luka-luka cukup serius. Ketika wartawan Tribun Jogja meminta konfirmasi ke Kepolisian perihal kecelakaan tersebut, belum ada laporan masuk. Meski demikian, Kasat Lantas Polres Sleman, AKP Mariska, mengimbau agar pengguna jalan berhati-hati agar terhindar dari kecelakaan lalu lintas. Apalagi, belakangan ini hujan kerap mengguyur wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. Karena itu, untuk menghindari kecelakan lalu lintas, pengendara dapat lebih berhati-hati di jalanan. Dijelaskan, saat hujan jarak pandang akan samakin pendek. Karena hal tersebut, Kepolisian menganjurkan agar para pengguna jalan dapat menurunkan laju kendaraannya. “Karena terguyur hujan, jalanan menjadi licin. Diharapkan pengendara dapat mengurangi kece-

Sambungan Hal. 1 patan saat ada di jalan, dan lebih berhati-hati” imbaunya. Kasat juga menambahkan bahwa saat hujan, sering kali lubang di jalan tergenang air dan membuat lubang tersebut tidak terlihat oleh pengendara. Dia pun mengimbau agar para pengguna jalan waspada akan hal tersebut. Kendati demikian, Kepolisian berupaya selalu monitor jalan-jalan yang rusak dan akan memberi penanda di kerusakan tersebut. “Dan yang lebih penting tetap patuhi rambu lalu lintas,” tegasnya. Dijelaskan, polisi lalu lintas akan tetap berupaya mengamankan setiap titik yang dinilai rawan kemacetan dan kesemrawutan. Hal itu adalah upaya menekan kecelakaan lalu lintas dan korban fatalitas seiring dengan bertambahnya volume kendaraan bermotor tiap tahunnya. “Apalagi saat ini memasuki masa dimana banyak wisatawan berkunjung ke Yogyakarta untuk liburan,” ujarnya. Terkait hal tersebut polisi meningkatkan patroli serta penjagaan di daerah-daerah perbatasan yang digunakan masyarakat ketika memasuki wilayah o) DIY. (nt (nto)

STIEBBANK Terus 8, Yogyakarta, Jumat (19/ 12), dilangsungkan penandatanganan nota kesepahaman antara Ketua STIEBBANK, Sugiri, dengan Ketua Umum Kandinda DIY, Gonang Djuliastono. Nota kesepahaman ini meliputi kerja sama di bidang pelatihan, akses ke dunia usaha, dan kesempatan magang bagi mahasiswa. Dalam kesempatan ini pula Gonang Djuliastono didaulat menyampaikan kuliah umum di depan seluruh mahasiswa STIEBBANK. Kuliah umum ini diharapkan membuka wawasan para mahasiswa tentang aspek-aspek yang harus disiapkan untuk menjadi pengusaha. Sebagai organisasi yang menaungi pengusaha besar, Kadin berkepentingan menyiapkan pengusaha besar di

Sambungan Hal. 1

masa yang akan datang. Terlebih, menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN 2015, pengusaha di Yogyakarta dihadapkan pada tantangan untuk turut serta dalam memenangi persaingan pasar ASEAN dan dunia. Kepada mahasiswa, Gonang menyampaikan beberapa hal yang sebaiknya disiapkan mahasiswa sebagai calon pengusaha. Bukan melulu aspek intelektual namun lebih-lebih aspek mental. Merujuk pada pengalamannya membangun usaha hingga sekarang sudah mapan, kunci sukses yang menurutnya penting adalah ketekunan, fokus bahkan ketika jatuh, dan jujur. “Akhirnya, kunci sukses seorang pengusaha adalah kepercayaan,” tandas pengusaha peralatan

Banyak Manggung film bernama asli Caroline Gunawan alias Wu Hui Li ini memanfaatkannya dengan memberi bantuan kepada orang tidak mampu. “Puji Tuhan, rezeki selalu ada lantaran di penghujung tahun 2014 hingga Tahun Baru 2015 saya mendapatkan tawaran manggung yang banyak. Maka dari itu sebagian rezeki bulan ini, aku sumbangkan ke komunitas ASA ku (Alena Sahabat Anak, Red Red) di Senen, Jakarta Pusat. Awal bulan kami adakan acara syukuran besar untuk lima tahun berdirinya ASA. Pekan lalu, kami beri bingkisan berupa tas sekolah baru, crayons, dan alat tulis untuk 240 anak ASA,” katanya di Jakarta, Minggu (21/12).

Sangat berlebih “Pemenuhan kebutuhan dasar pengungsi pada titiktitik pengungsian di tiga kecamatan yang ada terus dilakukan. Besarnya bantuan dari masyarakat dan pihak swasta menyebabkan kebutuhan pengungsi dapat terpenuhi dengan baik dan persediaan logistik yang ada sangat berlebih,” katanya. Sutopo juga mengatakan bahwa relokasi bagi 22 keluarga asal Dusun Jemblung, Desa Sampang, Kecamatan Karangkobar, dan 36 keluarga dari Dusun Pencil, Desa Karangtengah, Kecamatan Wanayasa, sedang dikondisikan oleh Pemerintah Kabupaten Banjarnegara. Menurut dia, Pemkab Banjarnegara saat ini sedang membuat proposal usulan bantuan yang akan diajukan ke Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan BNPB. “Semula, ada 43 keluarga asal Dusun Jemblung yang harus direlokasi namun ternyata hanya ada 22 keluarga. Itu karena 21 keluarga lainnya telah meninggal semua sehingga tidak ada yang harus direlokasi,” ucapnya. Ia menambahkan, lokasi relokasi sesuai rekomendasi Badan Geologi, yakni Desa Karangtengah dan Desa Ambal. Sebelumnya, Bupati Banjarnegara Sutedjo Slamet Utomo mengatakan bahwa masa tanggap darurat bencana longsor di Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah telah ditetapkan sejak tanggal 8-21 Desember 2014. “Sebelum kejadian longsor di Dusun Jemblung, Pemerintah Kabupaten Banjarnegara sudah dalam masa darurat karena ada kejadian longsor di Kecamatan Wanayasa, Pejawaran, dan Sigaluh,” katanya. Dengan adanya longsor yang lebih besar di Dusun Jemblung, kata dia, konsentrasi penanganan darurat dialihkan di dusun itu. (kompas.com/vvn)

pesta tersebut. Atas kerja sama ini, ketua STIEBBANK menyampaikan penghargaan yang tinggi kepada Kadin DIY yang mau merangkul kampus sebagai bagian dari kerja sama menyiapkan calon pengusaha andal di masa yang akan datang. “MoU ini bukti bahwa Kadin mendukung kami menyiapkan calon pengusaha yang bisa dipercaya,” ujar Sugiri. Informasi lain, di tahun ini STIEBBANK telah menjalin kerja sama dengan berbagai pihak. Di antaranya dengan Gabungan Pengusaha Ekspor Indonesia, PUM Expert Belanda, dan Mitra Azzahra. Mereka adalah lembaga atau organisasi yang sangat peduli pada penyiapan pengusaha kelas dunia. (*) Sambungan Hal. 1

Artis peran yang bermain dalam film Silent Heroes ini mengaku sudah sejak lima tahun lalu menyisihkan penghasilannya untuk komunitas belajar ASA, yang didirikan pada 2009. Meskipun ada bulan-bulan dia mengalami surut penghasilan, ASA tetap rutin berjalan. “Sebelum ASA berdiri, aku sudah lama rutin memberi beasiswa untuk anak-anak Indonesia. Memang panggilan aku di bidang pendidikan. Aku percaya Tuhan selalu memberikan yang terbaik bagi umat-Nya. Jika kita memberi yang terbaik, pasti Tuhan akan memberikan yang terbaik juga,” ujar ibu satu anak ini. (tribunnews.com)


HALAMAN

HARIAN PAGI

12

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014 29 SAFFAR 1436 NO 1335/TAHUN 4

SPIRIT BARU DIY-JATENG

RP 2.000 LANGGANAN RP 55.000 SMS 0274-7122000, 0274-557687 EXT 213

Penembak Dua Polisi New York Itu Kemudian Bunuh Diri

Saya Akan Melakukan Hal yang Mustahil Hari Ini Tersangka penembak mati dua polisi New York, Amerika Serikat (AS), Sabtu (20/12) waktu setempat, tewas karena bunuh diri sebelum ditangkap. Tersangka, yang diketahui bernama Ismaaiyl Abdullah Brinsley (28), juga dilaporkan telah menembak mati pacarnya di Baltimore pada hari yang sama.

FACEBOOK

PEMBUNUH POLISI - Inilah sosok Ismaaiyl Abdullah Brinsley semasa hidup. Selain disangka penembak mati dua polisi New York, AS, Ismaaiyl Abdullah Brinsley diduga juga menghabisi pacarnya.

DIA juga dilaporkan melakukan perjalanan sejauh 305 kilometer ke Brooklyn, New York, di mana dia menembak mati dua polisi itu. Dua polisi berseragam di New York, yaitu Wenjian Liu dan Rafael Ramos, ditembak mati Brinsley di dalam mobil patroli mereka, pada siang bolong hari Sabtu. “Hari ini, dua polisi terbaik New York ditembak mati tanpa peringatan, tanpa pro-

vokasi,” kata Komisaris Polisi Bill Bratton dalam sebuah konferensi pers. “Mereka tepatnya dibunuh.” Kedua polisi itu “disergap dan dibunuh”, ditembak di kepala, saat mereka duduk di jok depan sebuah mobil bertanda polisi NYPD, kata Bratton. Motif serangan tersebut sedang diselidiki, tetapi sejauh ini tidak ada indikasi hal itu terkait dengan terorisme, kata Bratton.

Namun, sejumlah postingan Brinsley di media sosial beberapa jam sebelumnya mengindikasikan bahwa aksinya itu terkait dengan rentetan insiden rasial yang melibatkan polisi dan warga kulit hitam di AS. Dua jam sebelum tragedi tesrebut Brinsley memposting foto sebuah pistol di Instagram dengan pesan mengerikan. “Saya akan melakukan hal yang mustahil hari ini. Mereka ambil satu dari kita. Mari kita ambil dua dari mereka #ShootThePolice #RIPErivGardner #RIPMikeBrown. Ini mungkin post terakhir.” Dia tampaknya merujuk ke dua warga kulit hitam AS, yaitu Eric Garder dan Mike Brown, yang barubaru ini ditembak mati polisi.

Salah seorang teman Brinsley, Paul Young, mengatakan kepada DailyMail.com bahwa tersangka penembak itu merupakan rapper yang ambil bagian dalam protes antipolisi baru-baru ini. Young mengatakan, “Dia memposting hal tentang motivasi di Instagram dan pergi ke protes itu. Saya pikir ini benar-benar menjadi kejutan bagi banyak orang. Dia menembak pacarnya pagi ini kemudian pergi untuk menembak polisi.” Adapun kedua polisi yang menjadi korban, ditugaskan di kawasan BedfordStuyvesant untuk mengatasi keluhan kekerasan di sekitar proyek perumahan di daerah tersebut. Bratton menjelaskan, tersangka pelaku berjalan kaki

ke mobil polisi itu dan menembakkan senjatanya beberapa kali melalui jendela belakang ke arah para korban. Tak satu pun dari kedua polisi tersebut yang punya kesempatan untuk menarik senjata mereka, dan mungkin juga mereka tidak pernah melihat penyerangnya. Brinsley kemudian melarikan diri dengan berjalan kaki dan masuk ke sebuah stasiun kereta bawah tanah di dekat situ. “Saat berada platform stasiun, Brinsley menembak dirinya sendiri di kepala. Mengakhiri hidupnya. Sebuah senjata api semiotomatis warna perak ditemukan di platform kereta bawah tanah dekat mayat tersangka,” kata Bratton. (kompas.com)

Menteri Susi Paling Memberi Harapan

 Hasil Survei Cyrus Network atas Kinerja Kabinet Jokowi JAKARTA, TRIBUN - Empat dari 34 menteri yang masuk dalam Kabinet Kerja Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) mendapat perhatian besar masyarakat. Setidaknya, begitulah hasil survei Cyrus Network. Keempat menteri tersebut adalah Menteri Koordinator Pemberdayan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani, Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, Menteri Sosial Khofifah Indarparawansa, serta Menteri Kebudayaan dan Pendidikan Dasar Menengah Anies Baswedan. “Terhadap kinerja para menteri (selama) dua bulan ini, hasil survei menunjukkan bahwa hanya empat menteri yang cukup dikenal dan mendapatkan perhatian masyarakat. Itu pun tidak semuanya dianggap

Bu Susi pasti nanti akan ditanya DPR seberapa besar pengaruh tenggelam tenggelam-kan kapal daripada memanfaatkan kapal untuk nelayan Indonesia, lalu kenapa yang ditenggelamkan bukan kapal-kapal besar? MISBAKHUN Politikus Parai Golkar

memiliki kinerja yang menjanjikan,” kata CEO Cyrus Network, Hasan Nasbi, di Jakarta, Minggu (21/12). Adapun survei Cyrus Network dilakukan selama 1 November hingga 7 November 2014 terhadap 1.220 responden yang tersebar di

ANTARA FOTO/VITALIS YOGI TRISNA

DISKUSIKAN KABINET - CEO Cyrus Network, Hasan Nasbi (kanan), bersama, antara lain, Anggota DPR dari Partai Golkar, Misbakhun (kedua kanan), dalam diskusi rating penerimaan publik terhadap kabiner dan pemerintahan Jokowi-JK, di Jakarta, Minggu (21/12).

Bukan Presiden Boneka HASIL lain survei Cyrus Network, ada penilaian masyarakat yang menganggap Presiden Joko Widodo (Jokowi) dipengaruhi sejumlah tokoh dalam menyusun kabinet dan mengambil kebijakan. Mantan Presiden yang juga Ketua Umum DPP PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, dianggap masyarakat sebagai tokoh yang paling memengaruhi Jokowi. Sebanyak 83 persen responden menilai Megawati sebagai tokoh yang paling berpengaruh. Disusul Wakil Presiden Jusuf Kalla dengan persentase 72,8 persen, kemudian Surya Paloh sebanyak 49,1 persen, Wiranto 35,7 persen, Muhaimin Iskandar 26,8 persen, dan yang menilai pengaruh Luhut Panjaitan sebesar 21,9 persen. Selain itu, 68 persen responden mengaku tidak setuju jika Jokowi dikatakan sebagai presiden boneka. Sikap kritis masyarakat dalam

mengamati pemerintahan ditunjukkan dengan besarnya angka survei yang menyatakan Jokowi dipengaruhi sejumlah tokoh seperti Megawati, Jusuf Kalla, dan Surya Paloh dalam menyusun kabinet dan kebijakan pemerintahan,” kata CEO Cyrus Network Hasan Nasbi. Menanggapi hasil survei itu, Ketua DPP PDI-P yang juga anggota Fraksi PDI-P DPR RI, Maruarar Sirait, menolak jika Jokowi disebut boneka Megawati. Ia menegaskan bahwa Megawati tidak pernah mengintervensi Jokowi, termasuk ketika Jokowi masih menjadi wali kota Solo ataupun gubernur DKI Jakarta. “Jokowi bukan boneka Mbak Mega. Mbak Mega enggak pernah intervensi Jokowi, tapi dia (Jokowi, Red Red) menghormati Ibu Megawati, itu pasti,” ucap Maruarar di acara Cyrus Network tersebut. (kompas.com/tribunnews.com)

33 provinsi. Responden dalam survei ini adalah penduduk Indonesia yang berumur minimal 17 tahun dan sudah menikah. Metode pengumpulan data dilakukan melalui wawancara tatap muka dengan para responden. Tingkat kepercaayaan dalam survei ini sebesar 95 persen dan batas kesalahan (margin of error) lebih kurang 3,1 persen. Hasil survei juga menunjukkan bahwa Susi adalah menteri yang dianggap memberikan harapan, dengan presentasi lebih besar dibandingkan tiga menteri populer lainnya. Sebanyak 28,7 persen responden menilai Susi memberi harapan jika dilihat dari kinerjanya. Sedangkan yang meragukan Susi hanya 6 persen. Sisanya, yakni 65,4 responden mengaku tidak tahu. Meragukan Sementara itu, hanya 10,9 persen responden yang menilai Puan Maharani memberi harapan. Sisanya, yanki 12,6 persen meragukan kinerja Puan dan 76.4 persen mengaku tidak tahu. Sedangkan responden yang menilai Khofifah bisa memberikan harapan sebanyak 15,0 persen. Kemudian Anies dianggap memberikan harapan oleh 11,2 persen responden. Politikus Partai Golkar, Misbakhun, yang hadir dalam acara peluncuran hasil survei tersebut menilai bahwa empat menteri yang dianggap populer itu diuntungkan karena selama ini belum pernah dimintai keterangan oleh DPR RI. Padahal, menurut Misbakun, kebijakan mereka bukan tanpa cela. “Bu Susi pasti nanti akan ditanya DPR seberapa besar pengaruh tenggelamkan kapal daripada memanfaatkan kapal untuk nelayan Indonesia, lalu kenapa yang ditenggelamkan bukan kapal-kapal besar? Ini kan belum pernah dijawab. Kemudian khofifah soal BLT (bantuan langsung tunai, Red), yang menerima lebih banyak dari pada yang tidak berhak dibandingkan yang berhak, kepala desa yang belum diajak pendataan karena basisnya data BPJS,” papar Misbakun. (kompas.com/ tribunnews.com)

ANTARA FOTO/IZAAC MULYAWAN

DITENGGELAMKAN - Dua kapal ikan ilegal berbendera Papua Nugini meledak dan mengeluarkan api ketika ditenggelamkan oleh personel Lantamal IX Ambon, di Perairan Teluk Ambon, Maluku, Minggu (21/12). Kedua kapal tersebut, KM Century 4 (200 GT) dan KM Century 7 (250 GT) dengan 45 Anak buah kapal (ABK) warga Thailand dan 17 ABK warga Kamboja, itu ditangkap saat mencuri ikan di Laut Arafura.

Eva Bande

Minta Grasi untuk Para Aktivis

AKTIVIS agraria, Eva Bande, berharap pemberian grasi dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk dirinya merupakan pintu masuk bagi pemberian grasi terhadap rekan-rekan sesama aktivis yang menjadi korban kriminalisasi. “Pemberian grasi terhadap saya memberikan harapan bagi aktivis HAM (hak asasi manusia, IST/RIO ISMAIL

Red Red) seluruh Indonesia yang bernasib sama dengan saya,” ujar Eva, di Sekretariat Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi), di Jakarta Selatan, Minggu (21/12) siang. Dia meminta kepada Presiden agar membebaskan 140 petani dan aktivis HAM. “Termasuk aktivis agraria yang menjadi korban kriminalisasi,” kata Eva. Eva adalah aktivis agraria

asal Luwuk, Sulawesi Tengah. Dia dipenjara lantaran membantu masyarakat di kampungnya memperjuangkan merebut kembali ratusan hektare lahan yang dirampas perusahaan sawit. Permohonan grasi kepada Presiden adalah salah satu perjuangan yang dilakukannya. Jumat (19/12), surat grasi untuk Eva terbit, dan langsung diserahkan ke Eva di Palu. (kompas.com)


SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

HALAMAN 13

TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI GHOZALI

PERING ATI HARI IBU - Sejumlah ibu-ibu mengikuti kegiatan gerak jalan melintas di kawasan Kleringan, Kota Yogyakarta, Minggu (21/12). Kegiatan yang diikuti puluhan kelompok se-Kecamatan Gondokusuman itu untuk PERINGA memperingati Hari Ibu yang diperingati setiap 22 Desember.

Tarif Parkir Motor Rp15 Ribu

● Penerapan Parkir Progresif di Stasiun Kereta Api Dikeluhkan Masyarakat

TARIF PARKIR PROGRESIF STASIUN MOBIL Rp4.000/ jam pertama Rp2.000/ jam berikutnya Rp14.000 progresif s/d jam ke-6 Rp15.000 >dari 6 jam s/d 8 jam Rp15.000 tarif inap <dari 24 jam = tarif max + tarif inap MOTOR Rp2.000/ jam pertama Rp1.000/ jam berikutnya Rp7.000 progresif s/d jam ke-6 Rp8.000 >dari 6jam s/d 8jam Rp8.000 Tarif inap <dari 24 jam = tarif max + tarif inap Sumber : PT Reska Multi Usaha GRAFIS/SULUH PRASETYA

YOGYA, TRIBUN - Penerapan tarif parkir progresif Stasiun Tugu dan Lempuyangan Yogyakarta dikeluhkan oleh sebagian masyarakat pengguna kereta api. Tarif parkir bertingkat itu dinilai memberatkan para pengguna sepeda motor yang menitipkan kendaraannya di parkir stasiun.

Salah satu pengguna kereta api (KA) yang mengeluhkan tarif parkir tersebut adalah Anugrah (26). Ia menceritakan pengalamannya ketika memarkir kendaraannya di Stasiun Tugu. Pada Senin (8/12) malam karyawan ■ Bersambung ke Hal 14

Baru Tahap Uji Coba PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 6 Yogyakar ta menyebut penetapan tarif parkir di stasiun sudah dialihkan ke PT. Reska Multi Usaha, anak perusahaan PT KAI. Parkir progresif di stasiun KA saat ini masih dalam tahap uji coba. “Kami sudah tidak menangani parkir di stasiun tapi sudah diserahkan ke PT Reska anak perusahaan KAI,” ungkap Hanapi, Staf PT KAI Daop 6, Yogyakarta.

Terhitung sejak akhir Desember 2013, PT KAI memang telah melimpahkan soal restorasi dan perpakiran kepada PT Reska Multi Usaha. Sehingga untuk dua sektor itu, ditangani terpisah dari induknya. “Reska juga menyewa lahan untuk tempat parkir pada KAI, meski anak perusahaan, tapi mencari keuntungannya masing-masing,” ujarnya. ■ Bersambung ke Hal 14

TRIBUN JOGJA/BRAMASTO ADHY

TIKET P ARKIR - Pengendara motor mengambil tiket parkir dari sebuah mesin tiket di Stasiun PARKIR Tugu Yogyakarta, Minggu (21/12). Pemberlakuan tarif parkir progresif di stasiun KA tersebut menuai kritikan dari masyarakat pengguna parkir.

Perlu Ada Kajian Mendalam Fajar Saumatmaji Peneliti Pusat Studi Transportasi dan Logistik UGM KETET AP AN tarif parkit di stasiun kereta api, KETETAP APAN memunculkan dua cara pandang yang berbeda bila dilihat dari manajeman stasiun KA dengan konsumen. Manajeman KA mungkin melihat bahwa perlu

ada langkah untuk mengelola asetnya yang bersinggungan dengan publik. Ssehingga setiap orang mampu memanfaatkan secara merata dan menghindari penumpukan parkir kendaraan. Namun dari sisi konsumen, tentu punya pandangan berbeda karena melihat faktor biaya ■ Bersambung ke Hal 14

UGM Canangkan Kawasan Kampung Hijau YOGYA, TRIBUN - Terbentuknya depan. kawasan hijau di lingkungan sekitar Wakil Rektor Bidang Penelitian kampus akan mendukung dan Pengabdian Proses kualitas kegiatan akademik kepada Masyarakat bagi para civitas akadeUGM, Prof Suratpembelajaran dan mika. Hal itu sekaligus meman, mengatakan, kualitas hidup ningkatkan kualitas kehiprogram itu nanmahasiswa UGM dupan warga kampung tinya akan dinamasekitar kampus. tentunya juga sangat kan kampung hiItulah yang menjadi jau. Program itu ber gantung pada bergantung landasan Unicersitas Gajuga disebut bakal kualitas kehidupan m e n y i s i p k a n djah Mada (UGM) yang sedang mengupayakan masyarakat sekitar ajakan bagi warga pembentukan kawasan himasyarakat untuk PROF SURA TMAN membangun nilaiSURATMAN jau di sejumlah kampung yang ada di sekitar kam- Wakil Rektor Bidang Penelitian nilai serta menjaga dan Pengabdian kepada pus, semisal di kawasan kelestarian alam Masyarakat UGM Sekip dan Bulaksumur. dan semangat pePihak kampus menargetkan rencana duli atas lingkungan. tersebut bisa terealisasi dan selesai “UGM dan masyarakat sekitar dalam kurun waktu tiga tahun ke kampus mempunyai potensi yang

Objek Wisata Siap Sambut Pengunjung YOGYA, TRIBUN - Menjelang Natal dan Tahun Baru 2015, sejumlah objek wisata di Yogyakarta mulai bersiap menyambut wisatawan. Dua tempat wisata Taman Pintar (Tampin) dan Gembira Loka (GL) Zoo memprediksi pengunjung akan membeludak pada libur akhir tahun besok. Wahana rekreasi dan edukasi Taman Pintar menjanjikan akan menyuguhkan program menarik. Ditargetkan selama liburan akhir tahun ini, kunjungan wisatawan mencapai 100 ribu orang. “Sampai hari ini, jumlah wisatawan yang datang sudah mencapai 920 orang, kurang sedikit lagi kami sudah mencapai target,” ujar Yunianto Dwisutono, Kepala Kantor Taman Pintar, kepada Tribun Jogja, Minggu (21/12). Desember, juga berte-

Warga Gondolayu Gelar Kirab Safaran Seribu Apem

Arya Tetap Semangat Meski Diguyur Hujan Di tengah guyuran hujan, Arya Sumasurasa (8) tetap semangat mengikuti Kirab Safaran 1.000 Apem yang diselenggrakan warga Gondolayu, Cokrodiningratan, Jetis, Yogyakarta, Minggu (21/ 12) sore. MENGENAKAN topeng dan bertelanjang dada, Arya tak merasakan dingin walaupun hujan turun cukup deras. “Saya senang bisa ikut pawai. Ini pertama kali saya mengikuti kirab Safaran 1.000 apem,” beber murid kelas 3 SD N Gondolayu tersebut. Kirab Safaran 1.000 Apem adalah tradisi tahunan masyarakat Gondolayu sebagai upaya menolak

bala (bencana atau musibah). Kirab tersebut dikemas dengan sentuhan budaya. Dalam kirab yang dimulai pukul 15.30 tersebut diarak dua jenis panganan, yaitu apem dan lemper sebagai simbol utama prosesi tersebut. Penasihat Kirab Safaran 1.000 Apem, Muhammad Ma’rus mengatakan, apem

TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI GHOZALI

OGOH-OGOH OGOH-OGOH- Warga mengarak ogoh-ogoh saat Kirab Safaran 1.000 Apem Gondolayu di Jalan Jenderal Sudieman, Kota ■ Bersambung ke Hal 14 Yogyakarta, Minggu (21/12).

patan dengan hari ulang tahun ke-6 Taman Pintar, sehingga selama liburan akhir tahun, Taman Pintar akan menggelar acara menarik mulai 4-23 Desember 2014. Sebagai bentuk penghargaan Taman Pintar atas dukungan masyarakat selama ini, mulai 9 Desember 2014 sampai dengan 23 Desember 2014 pengunjung Taman Pintar secara acak akan mendapat berbagai hadiah menarik. “Siap-siap dapatkan doorprize menarik bagi setiap pengunjung yang datang,” ujar Yunianto. Menyambut liburan akhir tahun, pihaknya juga sudah mulai melakukan ■ Bersambung ke Hal 14

besar untuk menjadi percontohan perkampungan hijau, dalam pemberdayaan dan pengembangan masyarakat urban berkelanjutan,” katanya pekan kemarin. Selain menghijaukan kawasan sekitar kampus, lanjut Suratman, pihaknya juga telah memiliki beberapa program yang siap direalisasikan. Di antaranya, program kampung pintar dengan membangun unit-unit perpustakaan dan membuat gerakan masyarakat gemar membaca. Suratman juga menambahkan UGM juga akan melakukan pembentukan organisasi mitigasi bencana dan mendorong kelompok masyarakat melakukan usaha-usaha ■ Bersambung ke Hal 14

Desy Visnu

Rayakan Natal di Luar Negeri DEMI merayakan Natal idaman, Desy Visnu (23), seorang model asal Yogyakarta dan keluarganya rela merogoh kocek lebih dalam. Tak tanggung-tanggung, selama lima tahun terakhir, Desy selalu menikmati perayaan Natal di luar negeri. “Mungkin sudah lima tahun lebih enggak Natalan di Indonesia,” kata Desy yang kini berada di Australia menanti perayaan Natal ala Negeri Kanguru. Selama beberapa tahun terakhir, Desy selalu merayakan DOK.PRI

■ Bersambung ke Hal 14


14 jogja hari ini

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Anda punya agenda kegiatan terkait tema apapun di wilayah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, baik agenda kegiatan lembaga pemerintahan, swasta, universitas, komunitas, organisasi, dan lain-lain? kirimkan tulisan tentang rencana kegiatannya ke Harian Pagi Tribun Jogja, sebelum agenda kegiatan dimulai. Agenda kegiatan Anda akan dimuat di rubrik Jogja Hari Ini.

Pesta Belanja Gramedia Sudirman SENIN (22/12) - Menyambut liburan Natal & Tahun Baru, Gramedia Sudirman Jogja mengadakan “Pesta Belanja Gramedia Sudirman Jogja”, di Gramedia Sudirman, Kotabaru, Yogyakarta. Rangkaian acara dilaksanakan mulai Jumat (19/12) hingga (Rabu 24/ 12) pukul 09.00 hingga 21.00. Khusus Sabtu dan Minggu dibuka hingga pukul 22.00. Promo-promo yang ditawarkan di antaranya adalah buku mulai harga Rp 5.000 dan diskon s/d

50 persen, sandal gunung Rp 200.000 dapat tiga pcs, Diskon 75 pesren untuk VCD film. Selain buku-buku berkualitas, pameran ini juga dilengkapi produkproduk nonbuku seperti tas, dompet, sandal gunung, VCD/DVD film, dan produk-produk unggulan merchandise Gramedia. Pada pameran kali ini disediakan kereta kencana yang didisplay di area pameran, yang bisa digunakan pengunjung untuk berfotofoto selfie. (iwe)

Pentas Teater Sampek-Engtay

Pasar Buku Indie Bukan Jalan Buntu

SENIN (22/12) - Teater Topeng Komunitas Teater Mahasiswa kelas A Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menyelenggarakan Pementasan Drama “Sampek Engtay” Karya Nano Riantiarno. Acara digelar di Stage Tari Tedjokusumo FBS UNY. Sampek-Engtay berkisah tentang cerita cinta yang terhalang kehendak orangtua. Ditulis Nano Riantiarno berdasarkan legenda cinta rakyat Cina. Pertunjukan dengan lakon ini akan dibawakan dalam genre komedi. Pementasan dijadwalkan selama dua jam, dipastikan diwarnai banyolan dan candaan segar para pemain. Selain itu, tiap pengunjung akan mendapatkan angpao. (iwe)

SENIN (22/12) - Penerbit Indie Yogya mengadakan rangkaian kegiatan yang diberi tema ‘Pasar Buku Jalan Indie Bukan Jalan Buntu’, di Togamas Affandi, Gejayan, Yogyakarta. Pada rangkaian acara tersebut buku tak hanya dipajang dan dijual layaknya pameran-pameran buku konvensional, tetapi acara juga diisi diskusi, apresiasi, workshop dan tukar gagasan tentang buku. (iwe)

Pameran Tunggal Seni Rupa SENIN (22/12) - Tembi Rumah Budaya menyelenggarakan Pameran Tunggal Seni Rupa Artist in Residence #15 Tembi Rumah Budaya Angga Yuniar Santosa Holes Around Me di Rumah Tembi, Sewon, Bantul, Yogyakarta. Pameran tunggal berlangsung hingga 10 Januari 2015. (iwe)

Listrik Padam di Gamping SENIN (22/12) - PT PLN (Persero) Distribusi Jateng-DIY Area Yogyakarta menjadwalkan pemadaman sementara di beberapa tempat di wilayah DIY, pukul 09.00-15.00. Pemadaman untuk keperluan pelepasan CT dan rabas-rabas pohon dekat jaringan JTM & JTR Unit/Wilayah Kerja Sedayu. Lokasi padam meliputi Dn Gamping, Dn Gamping Kidul, Dn Tegalrejo, Dn Tegalwangi, Dn Nulis, Dn Gatak. (iwe)

UGM Canangkan produktif. Menurutnya apabila semua program tersebut berhasil dan terealisasi dengan sukses, maka hal itu dirasa akan memberikan kontribusi kualitas kehidupan mahasiswa, yang selama ini tinggal atau indekos di kampung-kampung tersebut. “Proses pembelajaran dan kualitas hidup mahasiswa UGM tentunya juga

sangat bergantung pada kualitas kehidupan masyarakat sekitar,” imbuh Suratman. Kehadiran mahasiswa UGM, katanya, seakan telah menjadi simpul pertumbuhan ekonomi dan budaya yang mewarnai kehidupan sosial-budaya masyarakat kampung sekitar kampus. Mahasiswa yang kebanyakan adalah pendatang, se-

Rayakan Natal Natal di negara yang berbeda. Antara lain Singapura, Hongkong dan Korea. Di sana, nuansa Natal lebih semarak. Banyak penyelenggaraan karnaval dan pesta-pesta penyambutan Natal di pusatpusat kota. “Mobil-mobil disulap jadi kereta Santa Claus. Ada tradisi semprot-semprotan, snow spray juga di jalanan. Seru,” ungkap Desy mengingat kenangan Natal di Singapura.

Selan itu, rumah-rumah warga juga berhiaskan pernakpernik Natal. Selalu ada pohon Natal plus kado-kado di setiap rumah. Tradisi memberikan hadiah dan kartu ucapan Natal juga tak pernah ketinggalan. Biasanya, hadiah itu diberikan saat seluruh keluarga berkumpul. “Have a big lunch and dinner with all the family. Jadi lebih berasa Natalnya. Can’t wait!” ungkap alumnus

Arya Tetap dan lemper sengaja dipilih karena dalam filosofi Jawa, apem sebagai simbol ampunan. Adapun lemper yang terbuat dari beras ketan bermakna mempererat persaudaraan. “Apem berasal dari bahas Arab Afuwwun yang bermakna ampunan atau sikap saling memaafkan. Dengan kedua simbol tersebut kami berharap agar persaudaraan masyarakat Gondolayu lebih erat dan tidak ada permusuhan karena sikap mudah memaafkan,” jelas Muhammad Ma’rus. Karena dikemas dengan sentuhan kebudayaan, kirab tersebut melibatkan berbagai kesenian dan perangkat budaya, seperti jatilan, dolanan bocah, bregodo dan masyarakat yang mengenakan pakaian adat jawa. 100 Warga Kirab yang mengambil rute Jalan Jenderal Sudirman, Jalan AM Sangaji, Jalan Mongonsidi, Jalan Magelang, Jalan Diponegoro dan kembali ke Gondolayu tersebut diikuti sekitar 100 warga dari tujuh RT yang ada di wilayah RW 11 Kampung Gondolayu. “Apem sejumlah 1.000 dan lemper 500 buah tersebut merupakan urunan dari warga yang memuat makna ajakan untuk bersedekah,” ungkap Muhammad Ma’-

Sambungan Hal 13

tiap harinya tentu berinteraksi dengan warga lokal yang secara tak langsung akan membentuk masyarakat berkarakter urban. “Kebutuhan mahasiswa akan tempat tinggal, pangan dan kebutuhan lain menjadi peluang bagi masyarakat sekitar untuk mencari sumber penghasilan mereka, serta bertukar budaya dan sebagainya,” urainya. (ton) Sambungan Hal 13 Universitas Atma Jaya Yogyakarta itu. Hal lain yang tak pernah dilewatkan Desy saat Natal ialah berburu diskon. Banyak pusat-pusat perbelanjaan yang menawarkan potongan harga untuk berbagai produk. “Dari hal kecil misal anting-anting sampai perlengkapan dapur,” tuturnya bersemangat. “Satu lagi yang enggak boleh terlewat, jangan lupa ke gereja,” imbuhnya. (esa) Sambungan Hal 13

rus. Selain apem dan lemper juga ikut diarak ogoh-ogoh setinggi lima meter yang melambangkan kejahatan dan keburukan. Seusai diarak, apem dan lemper tersebut diperebutkan warga. Sedangkan ogoh-ogoh yang melambangkan keburukan, dirusak warga. Hadir dalam kegiatan tersebut Wakil Wali Kota Yogyakarta, Imam Priyono. Dalam sambutannya Imam Priyono merasa malu kare-

na Pemerintah Kota Yogyakarta tidak membantu acara tersebut. Sebagai gantinya Imam Priyono yang hadir bersama istrinya memberikan bantuan sejumlah Rp2 juta untuk kegiatan tersebut. “Saya bangga dengan kegiatan yang diselenggarakan masyarakat Gondolayu. Hal ini menunjukan persaudaraan dan kesatuan yang baik di tengah masyarakat Gondolayu,” ujar Imam Priyono.(Hamim Thohari)

Alamat email; redaksi@tribunjogja.com/tribunjogja@gmail.com/tribunjogja@yahoo.com. Anda juga bisa menghubungi Lia di telepon; 0274-557687 atau SMS ; 083869868383. Surat; Tribun Jogja, Jalan Jenderal Sudirman No 52 Kotabaru, Gondokusuman, Kota Yogyakarta.

Parkir Motor swasta itu pergi ke Jakarta menggunakan KA dari Stasiun Tugu dan pulang ke di Yogyakarta lagi pada Rabu (10/12) dinihari. “Saya terkejut saat membayar biaya parkir sepeda motor yang parkir inap selama satu hari dua malam sebesar Rp15 ribu,” ungkap Anugrah kepada Tribun Jogja, Minggu (21/12). Padahal pengalamannya selama ini, biaya parkir inap di Stasiun Tugu hanya sebesar Rp4 ribu per hari. Dengan kenaikan yang cukup besar tersebut ia menilai memberatkan apalagi tidak diikuti peningkatan kualitas layanan dan infrastruktur. “Fasilitas parkir di Stasiun Tugu minim. Lokasi parkir tertutupnya masih terbatas, sehingga selama saya tinggal ke Jakarta, sepe-

Sambungan Hal. 13

da motor saya masih kehujanan. Tarif yang diberlakukan tidak sebanding dengan fasilitas yang ada,” ujarnya. Anugrah juga membandingkan tarif inap di Stasiun Tugu dengan di Bandara Adisutjipto yang lebih murah, hanya Rp5 ribu untuk tarif parkir sepeda motor 24 jam. Tidak hanya Anugrah yang mengeluhkan mahalnya tarif parkir di Stasiun Tugu, Leo Rudi Antono (20), pemilik usaha rental motor untuk wisatawan yang datang ke Kota Gudeg juga mengeluhkan tarif progresif di Stasiun Tugu. “Jika ada pesanan motor dari wisatawan luar kota yang tiba di Yogyakarta pagi hari, dan jumlahnya pesanannya lebih dari tiga unit, biasanya sejak malam

motor tersebut telah saya antar ke stasiun. Hal tersebut untuk mengantisipasi macet,” kata Leo saay ditemui di Stasiun Tugu, Minggu (21/12). Dengan diberlakukannya tarif parkir progresif, maka biaya parkir yang harus dikeluarkan warga Prawirotaman tersebut semakin besar. Jika sebelum ada perubahan tarif, biasanya dia membayar parkir Rp3 ribu untuk tiap motor, saat ini jumlah yang harus Leo bayarkan bisa mencapai Rp6 ribu per motor. “Jika dulu ada pesanan tiga sampai lima motor, biaya parkirnya cukup Rp10 hingga Rp15 ribu. Saat ini paling tidak harus mengeluarkan Rp25 ribu,” keluh Leo. Sementara itu, salah satu petugas parkir stasiun Tugu

Baru TTahap ahap Dikonfirmasi, Manager Humas PT Reska Multi Usaha Suyono Syam membenarkan tarif parkir progresif itu kini sudah mulai dikelola oleh anak perusahaan PT KAI tersebut. Mulai 1 Desember 2014 hingga Januari 2015 mendatang, akan dilakukan uji coba penyesuain tarif parkir progresif. “Kami baru lakukan uji coba penyesuaian tarif progresif ini di seluruh Indonesia, nantinya akan dievaluasi lagi,” ungkap Syam saat dihubungi, Minggu (21/12). Berdasarkan surat pemberitahuan bernomor RMU / ROP3/5/XI/2014, tentang perubahan tarif parkir dan member, pihaknya memberitahukan kepada seluruh manager area 1 sampai dengan area 5, bahwa terhitung sejak 1 Desember 2014 akan ada perubahan tarif parkir harian dan member, di seluruh lokasi parkir yang dikelola oleh PT

Sambungan Hal. 13 Reska Multi Usaha. Adapun perubahan tarif tersebut, untuk sepeda motor tiap satu jam pertama akan dikenakan tarif Rp2000, lalu pada 1 jam berikutnya dikenakan tarif Rp1.000. “Apabila parkir sampai jam ke 6 masih dikenakan tarif Rp7000, tapi kalau parkir lebih dari 6 jam akan dikenakan tarif maksimal Rp8.000,” ujar Syam. Hal itu juga berlaku untuk tarif inap atau lebih dari 24 jam, akan dikenakan biaya Rp8.000 ditambah biaya tarif maksimal Rp.8000, sehingga yang harus dibayarkan Rp16.000. Sementara untuk kendaraan roda empat, pemberlakukan tarif baru adalah Rp.4000 untuk satu jam pertama dan satu jam berikutnya dikenakan Rp.2000. “Kalau untuk tarif sampai jam ke-6 akan ditarik Rp14.000. Lebih dari 6 jam akan dikenakan tarif maksimal yakni Rp.15.000.

Tetapi kalau menginap akan dikenakan biaya tarif maksimal ditambah biaya tarif menginap,” ujarnya. Penyesuaian Alasan pemberlakukan tarif tersebut, lanjut Syam, karena menyesuaikan kondisi perusahaan yang merupakan unit bisnis PT KAI, diwajibkan menyewa lahan parkir pada pihak PT KAI, membiayai operasional kantor usaha yang ada di tiap cabang dan juga membayar pegawai. Jika masih memakai tarif lama, maka tidak akan bisa menutup semua kebutuhan itu. “Bahkan hasil pendapatan parkir juga harus kami setorkan sebagian ke PT KAI pusat,” ujarnya. Menurut Syam hal itulah yang membuat perusahaan tersebut harus menerapkan tarif parkir progresif. Namun dengan pemberlakukan tarif progresif itu, Syam berjanji akan membuat kondisi perpakiran di stasiun

Perlu Ada yang mungkin terlalu jauh perbandingannya. Konsumen selama ini yang memilih KA, sebagai alat transportasi yang murah. Sementara jika di telaah lebih lanjut, memang hanya moda transpor tasi saja yang diberi subsidi, sedangkan parkir memang menjadi satu pelayanan jasa yang terpisah dan menjadi kewenangan pengelola.

lebih terjamin. Misalnya saja tiap lahan parkir akan dibuat kanopi agar kendaraan lebih terlindungi dari hujan dan panas. Begitupun dengan jaminan asuransi kehilangan, juga akan diberlakukan di area parkir “Saya harap tidak sampai muncul gejolak di masyarakat, kami tidak semata-mata hanya ingin meraih keuntungan saja,” ujarnya. Syam mengatakan, untuk lebih menghemat biaya, pihaknya juga memberlakukan sistem member. Dengan biaya member Rp90 ribu tiap bulan bisa dipakai sepuasnya untuk parkir di stasiun. Sehingga jika dihitung per bulan hanya sekitar Rp3.000 per hari. “Hanya yang bisa mendaftar member ini jika didaftarkan secara institusi atau paguyuban, sehingga ada yang bertanggung (tea) jawab,” ujarnya.(tea)

Sambungan Hal. 13 Mengenai tarif parkir ideal, hal tersebut memang membutuhkan kajian karena harus dikembalikan sesuai Willingness to Pay (WTP) maupun Ability to Pay (ATP). Karena jika tidak sesuai dengan keinginan dan kemampuan pasti akan menuai protes. Sebagai contoh, di mal, tarif parkir berbiaya mahal, tetapi masyarakat tidak keberatan

dengan hal itu. Tentunya hal yang sama juga perlu dikaji untuk penentuan tarif parkir di stasiun KA. Masalah ini juga perlu campur tangan pemerintah. Alasannya, stasiun KA adalah salah satu titik pergantian moda transpor tasi, perlukah subsidi agar masyarakat ber tahan dengan moda transpor tasi ini

Objek Wisata persiapan apabila jumlah pengunjung membeludak. Di antaranya, menjaga keamanan pengunjung, menyiapkan parkir di Taman Parkir Senopati. Selain itu, mengoptimalkan tenaga keamanan. “Kami menyiapkan 23 orang security, dengan tiga kali pergantian shift,” ungkap dia. Rata-rata pengunjung Taman Pintar didominasi pelajar SMP. Sementara lainnya, biasanya didominasi keluarga serta rombongan taman kanak-kanak. Wahana yang paling diminati oleh keluarga , cenderung mengarah ke hiburan. Sementara pelajar cenderung menyukai yang bermuatan edukasi. Untuk tarif masuk Taman Pintar juga dibedakan. pelajar Rp10 ribu dan umum Rp18.000. Sementara itu, manajemen kebun binatang Gem-

Yogyakarta, Danang mengatakan, penerapan tarif parkir progresif berlaku sejak 1 Desember 2014. Sejak penerapan tarif tersebut, setiap mobil parkir di kawasan Stasiun Tugu harus membayar Rp4 ribu untuk satu jam pertama, dan Rp2 ribu per jam untuk tiap jam berikutnya. “Untuk sepeda motor tarifnya Rp2 ribu untuk satu jam pertama dan Rp1 ribu per jam untuk tiap jam setelahnya. Mobil yang parkir di Stasiun Tugu lebih dari tujuh jam, maka sudah terhitung parkir inap 24 jam dengan tarif Rp15 ribu. Aturan tersebut juga berlaku untuk sepeda motor, tetapi biaya parkir inap sepeda motor Rp8 ribu,” ungkap Danang ditemui saat bertugas, Minggu (21/12). (mim)

atau tidak. Lebih dari itu, perusahaan pengelola juga perlu melihat parkir ini sebagai sebuah bisnis jasa yang mendukung fasilitas publik. Jika ada pengusaha yang mampu memberikan jasa penitipan kendaraan atau parkir dengan fasilitas lebih baik, tentu akan menjadi solusi yang .(vim) jitu.(vim)

Sambungan Hal. 13

bira Loka atau GL Zoo juga memperkirakan pengunjung akan membeludak. Pihak GL Zoo pun sudah mulai berbenah sejak awal Desember dengan mendekorasi GL Zoo dengan pernak-pernik yang bertema Natal. Manajer Pemasaran GL Zoo, Joseph Kurniawan menjelaskan pada masa libur nasional, jumlah pengunjung bisa mengalami kenaikan cukup banyak, dibanding pada sesi akhir pekan. Seperti Sabtu-Minggu, pengunjung mencapai 10.000 orang. Namun pada libur nasional, bisa mencapai 15.000 orang. Maksimal Ia juga optimistis dengan penghitungan kalender libur akhir 2014, termasuk masa cuti masyarakat, akan memberikan efek maksimal

dalam hal peningkatan pengunjung. Hal itu mengingat, pada Desember 2013 saja, pengunjung GL Zoo mencapai 17.000 orang. Menurutnya, realisasi pengunjung hingga 30 November 2014 sudah mencapai 1,6 juta orang.. Jumlah itu telah melampaui pencapaian realisasi 2013 yakni 1,5 Juta. “Kalau bicara target pastinya kami berupaya agar dari tahun ke tahun selalu ada peningkatan,” ungkapnya. Salah satu yang membuat pengunjung GL Zoo meningkat adalaha sejak adanya pinguin sebagai koleksi yang memberikan daya tarik baru. Selain itu, tren yang berkembang saat ini, banyak masyarakat yang menjadikan GL Zoo sebagai lokasi berkumpul atau gathering. “Satu grup sebuah perusahaan, rata-

rata bisa membawa 1.000 hingga 3.000 orang,” ucapnya. Josep mengatakan terhitung sejak Sabtu (20/12) kemarin, hingga 4 Januari 2015 tarif tiket masuk akan dinaikkan. Tiket yang pada hari biasa hanya Rp15.000 kini menjadi Rp25.000 per pengunjung. Namun setelah lewat tanggal itu, harga tiket akan diberlakukan normal kembali. “Kami akan memberikan diskon 10 persen, bagi rombongan, dengan jumlah minimal 25 orang,” ujar Joseph. Namun meskipun harga tiket naik selama liburan akhir tahun, pihaknya memastikan pengunjung yang datang akan lebih nyaman. “Kami akan jaga lingkungan agar lebih bersih terutama untuk fasilitas toilet,” ujarnya. (tea)


CMYK

Gol A B O AB

WB PRC 5 72 5 114 19 114 4 34

TC 11 19 22 4

Gol A B O AB

WB 44 72 142 16

Gol A B O AB

WB PRC 0 18 0 26 0 24 0 3

TC 0 0 0 0

Gol A B O AB

WB PRC 17 0 12 0 15 0 7 0

TC 0 0 0 0

Gol A B O AB

WB PRC PLMA 8 1 9 19 18 32 1 0 -

Jadwal Sholat Yogyakarta dan sekitarnya

Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya’

03:55 WIB 11:38 WIB 15:06 WIB 17:56 WIB 19:13 WIB

Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi DIY

HALAMAN 15 SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Dance for Life Tutup Joker 19 Pizza hingga Cokelat Gratis di Jl Sudirman

Y

OGYA, TRIBUN Acara Jogja Kreatif (Joker) ke-19, Minggu (21/12), ditutup dengan kemeriahan dance for life dari PKBI DIY. Pada acara ini, PKBI DIY juga menyuarakan agar warga Yogya tak bersikap diskriminasi pada orang dengan HIV/Aids (ODHA). “Jauhi penyakitnya jangan orangnya”. Kegiatan car free day di penggal Jalan Sudirman Yogyakarta yang diadakan minggu ketiga setiap bulan ini berlangsung dari pukul 06.00-10.00 WIB. Berbagai acara berhasil menghibur pengunjung Joker 19, seperti penampilan dari Band SMA UII, Pentas My Umbrella dari Mahasiswa Tata Busana UNY, serta penampilan dangdut dari anggota Ikatan Waria Yogyakarta (Iwayo) yang sukses menggoyang pengunjung dengan lagu Oplosan-nya. Tak kalah menarik adalah aksi dari Mr Pizza yang membagikan 999 pizza gratis sepanjang

acara berlangsung. Pizza yang dibagikan ini diracik dan dibagikan langsung oleh chef Olivier Guimond dari Prancis. Mr Pizza adalah produk varian baru dari Mr Burger yang resepnya langsung didatangkan dari Prancis. “Yang pasti pizza ini sesuai dengan moto Mr Burger, kualitas murah harga terjangkau,” ujar Kiyantanto, owner Mr Burger. Joker 19 juga menjadi ajang launching produk baru Mr Burger tersebut dan menjadi kejutan untuk para pengunjung. “Bagi yang tak sempat mengunjungi Jogja Kreatif, masih bisa mencoba kelezatan pizza dari Mr Pizza di Mr Burger mulai minggu depan,” ujar Kiyantanto. Gelaran car free day juga dimeriahkan dengan kehadiran Cokelat Monggo. Bagi penggila cokelat, produk asal Yogya ini membagikan paket cokelat gratis melalui lomba foto selfie. Pengunjung hanya

perlu mengunggah dan mention foto selfie-nya ke akun Twitter @tribunjogja menggunakan hashtag #joker19. Sebanyak 50 pengirim pertama masingmasing berhak mendapatkan satu coklat monggo. Selain itu, panitia akan memilih tiga foto terbaik, kemudian menayangkannya di website tribunjogja.com. Tiga peserta yang terpilih dihubungi oleh panitia. Pengumuman pemenang akan dilakukan pada hari Rabu (24/12). Pemenang pertama berhak mendapatkan satu bingkisan berisi 15 coklat monggo dan 2 tiket nonton XXI . Juara kedua mendapatkan bingkisan berisi 10 coklat monggo dan 2 tiket nonton XXI. Serta juara ketiga berhak mendapatkan bingkisan berisi 5 coklat monggo dan 2 tiket nonton XXI. (khr) FOTO-FOTO: BRAMASTO ADHY

Terima Kasih Kepada : 1. Red Dot Band 2. Acoustic 10 3 Air Keras YK (Rapp) 4. Jito Dhe and s.w.m (Rapp) 5. Marhaban Make Up Artist 6. Angelique Band 7. Dance4Life 8. Paguyuban Dimas Diajeng

9. JJ Real 10. Teater Koin (Mini Opera) 11. Brajamuda Kids Percusion 12. Paju Munca 13. UNY Fashion Carnival 14. IWAYO - Ikatan Waria Yogyakarta


CMYK

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

HALAMAN 16

Ketika Rumah Ditinggal Berlibur

 Keamanan Berbasis Lingkungan Cukup Efektif YOGYA, TRIBUN - Natal dan Tahun Baru merupakan hari-hari dimana musim liburan dimulai. Inilah waktunya melepas lelah sejenak dari rutinitas sehari-hari menuju ke pusat-pusat liburan. Risikonya, rumah untuk sementara waktu harus ditinggalkan. Apabila masih ada keluarga yang tinggal di rumah, keamanan rumah tentu tak terlalu menjadi pemikiran. Pun, keberadaan pekerja rumah tangga bisa dioptimalkan untuk menjaga dan merawat rumah selama ditinggalkan. Namun terkadang hal tersebut tidak memungkinkan sehingga rumah terpaksa ditinggal dalam keadaan kosong. Kosongnya rumah tentu menimbulkan persoalan. Mulai dari keamanan hingga kondisi rumah itu sendiri. Dari segi keamanan, rumah kosong sering menjadi sasaran empuk pelaku tindak kejahatan. Sementara dari segi kondisi, rumah yang ditinggalkan selama beberapa saat sering mengalami masalah, misalnya menumpuknya debu dan berbagai jenis kotoran lain. Belum lagi potensi bahaya akibat kebocoran gas ataupun hubungan pendek arus listrik yang berpotensi memicu kebakaran. Berbagai hal di atas

membuat pemilik rumah sebaiknya memertimbangkan beberapa hal sebelum berlibur. Mulai dari mengamankan rumah sampai memastikan rumah dalam kondisi aman ketika ditinggalkan. Satu kunci berlibur yang nyaman tentunya bebasnya pikiran dari kecemasan akan kondisi rumah yang ditinggalkan. Rita Sugiartini (31), seorang ibu rumah tangga warga Ketandan, Klaten, mengungkapkan, setiap tahun ia dan keluarga rutin melakukan perjalanan liburan. Hal itu biasanya dilakukan pada momen Natal dan Tahun Baru. Maklum saja, sebagian besar kerabatnya berada di Surabaya dan Jakarta. Kedua kota itulah ia dan keluarga biasanya berlibur. “Soalnya kalau akhir tahun sekaligus merayakan Natal bersama keluarga. Suami dari Jakarta sedangkan keluarga besar saya di Surabaya. Tiap tahun gantian antara Jakarta atau Surabaya. Anak juga senang diajak berkunjung ke kerabat, selain tentunya nanti berkunjung ke berbagai tempat, misalnya mal atau objek wisata,” jelasnya kepada wartawan Tribun Jogja, pekan lalu. Ibu dua anak ini melanjutkan, rutinitas berlibur tersebut tentu menuntut persiapan

khusus, terutama untuk mengamankan rumah selama ditinggal. Karena tidak memiliki pekerja rumah tangga, ia biasanya memiliki trik khusus sebelum bepergian. “Yang paling penting adalah pengamanan lingkungan. Karena dekat dengan tetangga, maka rumah pun istilahnya saya titipkan ke tetangga. Kalau ada apa-apa kan mereka yang paling cepat mengabari. Misalnya kalau ada kondisi mencurigakan, hingga adanya surat atau paket yang masuk,” kata perempuan berambut ikal ini. Rita, demikian ia akrab disapa, melanjutkan, sementara untuk pengamanan internal rumah, ia memastikan setiap pintu dan jendela telah terkunci. Sementara untuk menjaga rumah dari berbagai kerusakan, ia memastikan seluruh steker telah dicabut dari stop kontak. Untuk bagian dapur, kompor gas dipastikan tidak lagi terhubung dengan tabung gas. “Sebenarnya dulunya kami nggak serapi ini mengamankan rumah. Tapi setelah membaca di koran banyak terjadi kebakaran akibat korsleting ataupun kebocoran gas, saya dan suami jadi lebih berhatihati. Yang terpenting tentu mengamati bagian rumah yang rawan, misalnya

jangan sampai ada atap bocor yang mengenai alat elektronika atau saluran listrik. Sepele sih, tapi sangat penting,” paparnya. Mengamankan rumah memang perkara sepele, tapi seringkali banyak orang lupa melakukannya. Ketika sudah terjadi peristiwa yang tidak diinginkan, misalnya kebakaran, barulah kesadaran timbul. Seharusnya, seperti kata pepatah, mencegah lebih baik daripada mengobati. Selain pengamanan berbasis lingkungan yang merupakan cara efektif mengamankan rumah, perkembangan teknologi menawarkan banyak kemudahan. Mulai dari berbagai macam gembok hingga penggunaan CCTV (Closed Circuit Television) dan alarm keamanan, semuanya bisa menjadi pilihan. (toa) IDEAONLINE.CO.ID

Teknologi Pengamanan Pilihan Alternatif PERUBAHAN pola kehidupan masyarakat juga ikut berpengaruh pada sistem pengamanan rumah. Di perkotaan, masyarakat cenderung individualistis sehingga tidak terlalu peduli pada kondisi rumah orang lain meskipun berdekatan. Hal itu berbeda dengan masyarakat pedesaan yang cenderung masih menaruh perhatian pada lingkungan. Bagi sebagian orang, terutama yang tinggal di wilayah perkotaan, pengamanan rumah sangatlah penting. Direktur sekaligus pemilik Jogja Safety, Murtanto, mengatakan, para pemilik rumah, terutama rumah besar dan mewah memang memiliki opsi teknologi untuk mengamankan rumahnya. Pada saat inipun di pasaran telah mudah dijumpai penyedia alat pengamanan rumah modern. Murtanto mencontohkan, meski telah memiliki satpam, beberapa orang tetap memilih memasang sistem pengamanan. Hal itu dilakukan agar tetap bisa memantau kondisi rumah dimanapun pemilik rumah berada. “Contohnya adalah rumah mewah yang memasan sistem alarm wireless (nirkabel). Alat ini bekerja mengintegrasikan fire alarm dan security alarm. Alat yang dipasang di rumah akan memberitahu pemilik seandainya ada orang asing masuk ke rumah yang terkunci atau ada kebakaran. Informasi akan dikirim melalui komunikasi GSM ke gadget pemilik rumah,” jelasnya ketika ditemui di kantornya, belum lama ini. Alat pengaman terintegrasi tersebut, lanjut Murtanto bekerja menggunakan beberapa sensor. Misalnya saja untuk mendeteksi kebakaran menggunakan sensor asap dan panas. Sementara

IDEAONLINE.CO.ID

untuk mendeteksi tindak kejahatan menggunakan sensor gerak. “Alat semacam ini sudah umum dipakai di gedung dan perkantoran. Sementara untuk rumah pribadi masih jarang. Namun utamanya rumah mewah sudah mulai banyak yang pasang. Sudah mulai muncul kesadaran untuk melakukan tindakan pencegahan,” lanjutnya. Berbasis Sosial Yogyakarta merupakan wilayah yang unik. Meskipun telah banyak tersentuh oleh modernitas, namun kota ini tetap memegang erat nilai-nilai hidup masyarakat Jawa. Karenanya, meski pengamanan rumah yang mengandalkan teknologi penting, namun keamanan berbasis sosial juga tidak kalah penting. Hal tersebut diungkapkan oleh Sugiyanto dari CV Aditya Utama, penyedia jasa konstruksi. Meski sudah tersedia banyak teknologi pengaman rumah, namun pengamanan sosial melalui kedekatan lingkungan juga perlu. Pria ramah ini melanjutkan, pengamanan rumah memang tergantung pada kondisi rumah, lingkungan, dan karakter serta kondisi pemilik rumah. “Namun kebanyakan orang masih berpikir pengamanan minimal saja sudah cukup. Pengamanan berbasis teknologi masih belum terlalu dipikirkan atau

dibutuhkan. Kecuali, kalau orang tersebut cukup khawatir dengan kondisi lingkungannya, maka alat pengaman berbasis teknologi jadi pilihan alternatif,” katanya. Untuk langkah pengamanan yang utama, mengenali karakter masyarakat sekitar juga penting. Sugiyanto mencontohkan, ada seorang kliennya yang memiliki rumah besar dan megah. Anehnya, rumah tersebut tidak terlalu ekstrem menerapkan pengamanan. Kondisi bukaan dan

pagar biasa saja. Hanya, pemilik rumah menjalin kedekatan dengan masyarakat sekitar. Setiap kali ada kegiatan, klien tersebut aktif berpartisipasi bahkan menyediakan rumah sebagai tempat pertemuan. “Hal ini akan membuat respect pada masyarakat. Sehingga, ketika terjadi gejala atau hal-hal yang tidak diinginkan, misalnya kebakaran, pencurian, masyarakat sekitar bisa ikut mengawasi. Inilah sebenarnya pengamanan yang baik yaitu pengamanan sosial,” tegasnya. Dalam hal pengamanan rumah, ada dua poin penting menurut Sugiyanto. Pertama, memahami karakter lingkungan. Kedua, kedekatan dengan lingkungan. Menurut Sugiyanto, hubungan baik dengan masyarakat sekitar sangatlah penting. Tetangga adalah orang yang efektif memberitahu apabila ada sesuatu yang mencurigakan ataupun ikut mengawasi ketika pemilik rumah tidak berada di tempat. (toa)

TIPS

FOTO-FOTO: RENTO ARI NUGROHO

Persiapan Sebelum Pergi Liburan SEBAGIAN kita tentu merasa waswas meninggalkan rumah dalam waktu lama. Entah mengkhawatirkan soal rumah bocor, takut kebanjiran, masalah keamanan rumah, hingga perawatan tanaman, dan kelangsungan hidup hewan peliharaan. Rasa waswas sebetulnya tidak perlu muncul jika Anda mau meluangkan sedikit waktu dan tenaga untuk “mempersiapkan” rumah. Hal utama yang perlu Anda lakukan adalah mencermati kondisi rumah. Perhatikan hal apa saja yang memerlukan sentuhan tangan Anda. Misalnya, jika atap bocor, perbaiki dulu. Kunci pintu rusak, ganti yang baru. Nah, beres! Bila pulang, rumah Anda pun masih tetap seperti sedia kala. Berikut ini hal-hal yang mesti dicek sebelum berangkat liburan:

IDEAONLINE.CO.ID

 Kunci pintu dan jendela rumah sebelum Anda tinggalkan. Bila perlu, pakailah kunci tambahan. Ingat, kunci tambahan sebaiknya tidak menarik perhatian (terlihat menyolok) dan mengesankan rumah Anda kosong.  Pakailah saklar otomatis agar lampu listrik di rumah Anda menyala hanya pada waktu malam hari. Selain berguna menghemat ongkos pemakaian biaya listrik, cara ini bisa mengecoh orang yang ingin berbuat jahat.  Titipkan rumah Anda pada tetangga yang Anda kenal baik. Pastikan mereka tidak mudik atau melakukan perjalanan ke luar kota selama liburan.  Lapor pada ketua RT atau satuan pengamanan (satpam) bahwa Anda akan pulang kampung. Sampaikan kisaran waktu Anda akan meninggalkan rumah dan kapan akan kembali.  Periksalah atap dan genteng rumah Anda. Bila ada yang pecah atau bocor segera perbaiki. Bersihkan saluran air di atap rumah dari kotoran. Saluran tersumbat bisa membuat air di talang luber dan masuk ke plafon rumah.  Tempatkan barang-barang yang rentan air pada posisi yang lebih tinggi dari biasanya. Anda bisa menempatkan barang-barang rentan air ini di atas meja, kursi, ranjang, atau lemari. Untuk menghindari barang terkena tetesan/bocoran air dari atap rumah, tutupi furnitur dan barang lain menggunakan lembaran plastik.  Sebelum liburan sebaiknya Anda menguras bak di kamar mandi. Upaya ini bisa menekan populasi jumlah nyamuk. Menguras juga memperkecil kemungkinan bak mandi Anda kotor dan lumutan, juga membuat kamar mandi kering dan bebas bau. Sesampai di rumah, Anda pun tinggal membuka keran dan mengisinya kembali. (ideaonline.co.id/toa)


CMYK

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

HALAMAN 17

Sewa Mobil Wajib Detail Kiat Cermat Memanfaatkan Rental Kendaraan Saat Liburan

S

ATU pertimbangan penting ketika menghabiskan waktu di tempat tujuan untuk menikmati liburan adalah mobilitas. Selain menggunakan transportasi publik, pilihan lain yang bisa diambil adalah menyewa kendaraan. Selain praktis, pilihan ini juga memberikan banyak kebebasan. Ketika tiba di tempat tujuan liburan, pada umumnya orang akan berfokus pada bagaimana menghabiskan waktu menikmati liburan. Konsentrasi pun tertuju pada objek wisata hingga pusat keramaian misalnya mal. Padahal, satu aspek yang penting adalah transportasi. Perpindahan dari satu tempat ke tempat tujuan yang lain merupakan hal yang penting ketika menikmati liburan. Sebagian orang menggunakan transportasi publik misalnya bus, taksi, hingga kereta komuter. Namun demikian, transportasi publik memiliki kelemahan berupa jangkauan yang terbatas dan berpusat pada jalan utama. Bagi mereka yang memi-

liki kerabat atau relasi di tempat tujuan liburan, mengandalkan kendaraan yang dimiliki keluarga bisa menjadi pilihan. Sementara mereka yang tidak memiliki, opsi yang bisa dipilih adalah menyewa kendaraan di persewaan (rental). Jenis mobil dan kisaran harga mobil sewaan sekarang makin beragam. Dari paket-paket sampai armada mobil mewah yakni Alphard dan Camry. Penyedia jasa rental mobil kini bukan saja berupa badan usaha, tapi juga ada persewaan ala rumahan. Harganya biasanya lebih negotiable. Satu contohnya dilakukan oleh Ahmad Munir (21), warga asal Kutai Timur, Kaltim ini memilih menyewa mobil rental untuk menghabiskan liburan di Yogya. Selama seminggu penuh ia menyewa Toyota Avanza dari pemilik usaha rental mobil rumahan di Yogyakarta. “Sekalian sama adik yang sedang kuliah di Yogya, liburan Natal dan Tahun Baru ini kami ingin jalan-jalan ke Temanggung dan sekitarnya. Banyak rumah kerabat yang

bisa dikunjungi. Kalau pake mobil kan lebih fleksibel, karena itu kami memutuskan menyewa,” jelasnya. Pria berkacamata ini melanjutkan, karena cukup awam mengenai kondisi persewaan mobil di Kota Gudeg, ia pun memutuskan meminta tolong pada seorang teman. Oleh rekomendasi rekannya tersebut, ia disarankan menyewa mobil yang berukuran cukup besar, yaitu Multi-Purpose Vehicle (MPV). “Soalnya kan kebutuhan juga, yang bepergian banyak. Nanggung kalau cuma nyewa mobil kecil. Lagipula, kalau rekomendasi teman yang dikenal pemilik rental, biasanya harga bisa lebih miring,” jelasnya. Selain rekomendasi yang cukup meringankan harga, durasi sewa yang cukup panjang juga memudahkan Ahmad. Ia tak perlu khawatir biaya yang membengkak. “Soalnya seminggu berturut-turut, pastilah ada keringanan dari pemilik rental. Daripada pakai taksi sampai berkali-kali, rental lebih irit meski harus nyetir sendiri,” katanya. (toa)

OTOMOTIFNET.COM

Kelas Multi-Purpose Vehicle Paling Favorit

TRIBUNJOGJA/RENTO ARI NUGROHO

Satu hal penting yang harus dilakukan sebelum menyewa mobil adalah memeriksa kelengkapan mobil, mulai dari kenampakan fisik, mesin, hingga interior.

OTOMOTIFNET.COM

TINGGINY A kebutuhan mobilitas pribadi TINGGINYA selama musim liburan di Yogya membuka peluang usaha rental mobil. Tidak hanya perusahaan besar, jumlah pengusaha rental rumahan juga cukup banyak. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri. Contohnya adalah Dems Rent Car milik Anto Tridianto di Jalan Kaliurang Km 7,5. Meski unit mobil yang dimiliki terbatas, namun bukan berarti permintaan klien ditolak ketika peak season terjadi. Solusi yang umum diambil adalah bekerja sama dengan rental rumahan lainnya. Hal ini dimungkinkan karena adanya paguyuban rental mobil. Menurut Anto, meski banyak usaha rental mobil besar, namun usaha rental mobil rumahan tidak kalah bersaing. Para pengusaha sekala kecil dan menengah yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Penyewaan Kendaraan Yogyakarta (APPKY) bekerja sama untuk memberikan pelayanan kepada konsumen. “Terutama ketika peak season pada Lebaran, Natal dan Tahun Baru, permintaan sangat tinggi. Namun kami di APPKY bekerja sama untuk memenuhi permintaan konsumen. Kalau satu rental kekurangan mnobil sementara rental lain dalam satu paguyuban ada mobil nganggur, maka mobil bisa diperbantukan,” jelasnya ketika ditemui Tribun Jogja, pekan lalu. Manfaat lainnya untuk mereka yang tergabung dalam satu paguyuban adalah pengendalian harga. Maklum saja, ketika permintaan tinggi sementara stok terbatas, ada peluang untuk membuat harga sewa melambung. Namun mereka yang tergabung dalam paguyuban biasanya memiliki standar

harga yang disepakati bersama. “Misalnya untuk hari biasa kurang dari Rp300 ribu per hari, kalau peak season semacam ini kisaran sewa tetap dibatasi antara Rp300-350 ribu. Jadi, konsumen tidak dirugikan sementara pengusaha tetap bisa mendapatkan operasional yang sehat,” kata Anto yang aktif di APPKY ini. Mengenai tren penyewa mobil selama liburan, Anto mengungkapkan, konsumen paling meminati MPV. Sebabnya, mobil jenis ini memiliki kapasitas angkut yang besar sementara performa mesin cukup tangguh dan irit. “Kalau city car masih ada yang meminati, tapi nggak sebesar MPV. Soalnya, harga sewanya pun terpaut tidak terlalu jauh. Jadi konsumen mikirnya sekalian aja nyewa MPV,” ungkapnya. Untuk tarif sewa, hal itu relatif bergantung dari penggunaan dan lama penyewaan. Misalnya saja untuk sewa mobil yang dipakai dalam kota bisa hitungan per jam minimal 12 jam. Sementara untuk luar kota minimal dua hari karena memperhitungkan faktor jarak dan kinerja mesin mobil yang diforsir. “Pertimbangan lainnya adalah sewa allin atau tidak. Kalau all-in ini sudah meliputi sopir dari kami. Untuk mereka yang berasal

dari daerah yang jauh paling meminati layanan ini. Maklum saja, kalau driver dari sini, faktor penguasaan medan jadi pertimbangan,” katanya. Lantas, bagaimana jika terjadi kerusakan atau kecelakaan di jalanan? Menurut Anto, hal itu biasanya diatur atas dasar kesepakatan bersama sebelum penyewaan. Namun umumnya biaya kerusakan ditanggung bersama 50:50 antara penyewa dan pemilik usaha. “Namun yang pasti, pemilik usaha punya tanggung jawab memastikan kelancaran penggunaan mobil miliknya. Misalnya mobil yang disewa trouble, pemilik usaha yang baik akan mengantarkan mobil pengganti. Itu sudah termasuk service dasar,” paparnya. Bagi mereka yang ingin menyewa mobil, Anto menyarankan untuk melakukan pemeriksaan sebelum membawa mobil. Hal ini penting demi kenyamanan dan keselamatan pengguna sendiri. “Misalnya, periksa kenampakan fisik, ada lecet atau tidak. Ini penting biar tidak berselisih soal kondisi mobil ketika dikembalikan. Berikutnya cek perlengkapan mobil, ban serep, dongkrak dan toolkit dasar lainnya. Kalau untuk P3K biasanya kalau penyewaan

untuk luar kota disediakan,” jelasnya. Sementara kepada penyewa, pemilik rental biasanya memiliki persyaratan dasar misalnya kepemilikan SIM A dan tujuan penggunaan. Syarat untuk menyewa pun tidak terlalu rumit. “Yang umum biasanya Kartu Keluarga, KTP, SIM C, satu unit motor sebagai jaminan beserta STNK-nya. Sementara untuk mahasiswa biasanya motor dan STNK-nya, Kartu Tanda Mahasiswa, dan SIM C atau KTP,” jelas Anto. Perpanjang sewa Ketika dipakai di luar kota, terkadang ada urusan mendadak yang harus diselesaikan. Akibatnya, penyewa kebingungan antara mengembalikan mobil untuk kemudian memperpanjang sewa atau meneruskan sewa. Menurut Anto, komunikasi dengan pemilik rental penting dalam hal ini. “Kalau umumnya sih bisa diperpanjang dari jauh, asal ada komunikasi dengan pemilik rental. Kalau saya pribadi biasanya mengizinkan perpanjangan hingga lima hari. Lebih dari itu, saya cek lagi,” lanjut Anto. Satu masalah sepele yang sering terlupakan, masih berhubungan dengan komunikasi dengan pemilik rental adalah konfimasi pengembalian. Seringkali penyewa didenda meski mobil telah sampai kembali ke kota asal. “Biasanya walau sudah ada di kota asal tapi lupa mengonfirmasi dengan pemilik rental. Kalau sudah gitu, penyewa bisa kena denda overtime. Biasanya denda berkisar 10 persen dari biaya sewa, Makanya, segera komunikasikan dengan pemilik rental apabila mobil sudah tiba di kota asal,” kata Anto lagi. (toa)

Tips & Tricks Mobil Sewaan Lebih Menguntungkan

TRIBUNJOGJA/RENTO ARI NUGROHO

Sebelum membawa pergi mobil rental, pastikan penyedia jasa telah memberikan segala kelengkapan dasar kebutuhan mesin mobil misalnya air radiator, air aki, hingga kondisi oli yang cukup.

MELAKUKAN perjalanan antarkota di tengah musim libur perlu strategi jitu agar cerdas dan hemat. Kondisi jalan tidak cukup bagus, jumlah kendaraan membeludak dan macet berkepanjangan. JakartaJogja yang biasanya dicapai dalam 12 jam, bisa memakan waktu 24 jam bahkan lebih. Kalau sudah begini, tenaga untuk mengendalikan kendaraan atau uang saja enggak cukup. Ada cara yang lebih pintar dan aman, lakukan perjalanan jauh dengan angkutan umum seperti kereta atau pesawat. Untuk jalan-jalan jarak dekat selama liburan, lakukan dengan mobil sewaan. Keuntungannya banyak, tak menguras waktu dan tenaga karena perjalanan jauh, menghindari risiko macet dan celaka. Kendaraan Anda pun tak perlu kerja keras menembus jalur mudik. Saat ini jasa rental mobil memberikan makin banyak pilihan untuk konsumennya. Jenis mobil yang ditawarkan makin beragam, dari MPV premium seperti Toyota Alphard atau Hyundai H1 sampai aneka minibus dan city car. Dari Toyota Avanza, Innova, Daihatsu Xenia sampai Suzuki Karimun Estilo. Tapi sebelum berburu mobil sewaan, agar liburan nyaman, pastikan Anda menguasai jurusjurusnya.  Booking Saat long weekend, libur sekolah atau Lebaran, pelancong biasanya membeludak, penyewa mobil pun membanjir. Harga pun biasanya ikut naik. Sebaiknya lakukan pemesanan jauh hari agar masih bisa memilih jenis kendaraan sesuai kebutuhan atau

budget.  Kelengkapan administrasi Di Bali, sewa mobil bisa dilakukan dengan menunjukkan kartu identitas dan SIM. Tapi di beberapa daerah lain seperti Yogyakarta atau Surabaya, syaratnya lebih banyak. Seperti KTP, SIM A, KK dan fotokopi surat nikah serta alamat lengkap daerah tempat tinggal. Siapkan semua berkas berikut kopinya. Jika tidak berdomisili di daerah penyewaan, pastikan ada alamat atau keluarga, teman atau saudara di daerah sebagai jaminan. Pastikan juga kendaraan dilengkapi surat-surat resmi.  Nego harga Saat musim liburan, rental biasanya mematok harga berbeda. Bisa sampai 2 kali lipat hari biasa. Jangan sungkan untuk nego. Pastikan semua detail disepakati dengan jelas. Seperti waktu pengembalian, keterlambatan, sampai layanan bila terjadi kerusakan atau kecelakaan. Rental rumahan biasanya harga lebih miring, tapi servis terbatas. Pastikan surat kendaraan lengkap dan kondisi kendaraan sehat.  Asuransi dan emergency service Pastikan kendaraan yang disewa dalam kondisi prima. Agar liburan lebih aman, gunakan mobil sewaan yang dilengkapi asuransi dan dilengkapi layanan emergency. Seperti mekanik pendukung, perbaikan atau mobil pengganti bila terjadi kerusakan. Biasanya ini disediakan perusahaan tifne t.com) rental besar. (o omotifne tifnet.com) (ottomo

TRIBUNJOGJA/RENTO ARI NUGROHO

Sebelum membawa pergi mobil rental, pastikan penyedia jasa telah memberikan segala kelengkapan dasar kebutuhan mesin mobil misalnya air radiator, air aki, hingga kondisi oli yang cukup.

TRIBUNJOGJA/RENTO ARI NUGROHO

OTOMOTIFNET.COM

OTOMOTIFNET.COM

Satu hal penting yang harus dilakukan sebelum menyewa mobil adalah memeriksa kelengkapan mobil, mulai dari kenampakan fisik, mesin, hingga interior.


HALAMAN 18

Yogyakarta

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

KAYU SWALAYAN Pintu Jati 295rb,mhni 200rb,kusen jati 59rb/m.Mulia Jati Jogja 08122771627 B00896.2014.97232-3

KANTOR Dibeli:TV/LCD/Laptop/PS2/Kulkas/ Komputer/Speaker/dll.Kondisi Hidup/Mati.Hub 085229108283 B00896.2014.94489-3

LISTRIK PB 450Va=1,1jt, 900Va=1,5jt, 1300 Va=1,9jt Bonus lampu LED Instalasi rapi Aman Resmi 087839432171

LAIN-LAIN Obral closddk wstfl bathup wtrheater alat closd sisa pryek merk trknl 7477008/081904054950 nosms B00692.2014.92404-3

FoldingGate 0,3=290rb/m2 0,4=310 rb/m2 0,5=330rb/m2 0,8=380rb/m2P: 081903700007/087779999139 noSms B01185.2014M95492-3

B00385.2014M91868-3

Psg baru 450W=1,3jt,900W=1,7jt, 1300W=2,1jt Proses cepat lgs BTL Hub:7134346,081903777852 Se-DIY B00002.2014M94001-3

PB PLN:450W=1,3jt;900W=1,7jt; proses cpat & Pghemt Listrk sd.40% H:2610516/087738353278 CV.MJT

HANDPHONE HP Samsung Galaxy ace3 new 1,5jt, Andromax C3 500rb, HP TV 225rb. Phonever Tamsis10 Telp : 9593300 B01347.2014.91843-3

Dibeli dengan harga pasti HP Anda blackberry samsung sony lenovo all type Hub:087738484895

B00002.2014M95220-3

Aneka Baterai HP, Peta lokasi liat di zonabaterai.com 085 6254 9955 B00692.2014.95297-3

Sale!Mulai:699rb-799rb Android Quadcore GSM+CDMA(ON)LCD5",RAM 1GB/4GB,2CAM-www.jogjaandroid.com Delivery Order(Diantar)0274556873

B00002.2014M96912-3

B00692.2014.97196-4

USAHA Jual beli tabung gas LPG 3kg+12kg galon kosong sgl merk antar jmput H:0274-6666157 Maaf tdk sms B01347.2014.96665-3

Dijual 2nd frezer Sharp,gerobak, magig com jumbo,meja KFC,alat dapur.0818264482/0811266660 segera B00002.2014M97090-3

Jual mesin membuat susu kedelai kapasitas 18kg harga 800 bisa kurang dikit.Hub:087838989019 B00001.2014M97240-3

ANTENA Indovision Promo free 2 bln. Tahan Cuaca Hujan. Channel lengkap dan edukatif. Langsung pasang Hub 081804156568 / 082137359229 www.indovisionjogja.web.id B00001.2014M91892-5

Agen&Ahli Pasang AntenaTV Hny: 125Rb Dpt:1Antena,Kabel,Jek+ Psng,Garansi,Bs Paralel,Sedia (Parabola Digital Bebas Iuran),(Indovision), (Top TV),(CCTV)Mlyni:Service, Setting&Bongkar Psng.Hr Bsr/Lbur Ttp Buka H:0274-9240755-8339950 B00165.2014.94160-7

Orange TV Promo akhir tahun.All chanel cm 100rb.Sistem isi voucher bebas tagihan bulanan.Langsung pasang.Hub:081332187491/08170421235 www.orangetvjogja.com B00001.2014M96192-5

OX Parabola Agen Resmi CCTV AVTech Indovision,TopTV,OkeVision, Orange TV,BigTV,TopasTV,Viva+,KVision,Skynindo,TransVision,ParabolaDigital.Sdia prltn MATV u/Hotel dll.RF Modulator,Booster,Splitter, TAP,Combiner,Kbel dll.HOS Cokroaminoto70 YK.563850/0811283040 B00001.2014M96491-8

Promo Transvision biaya instal 100rb free 3bln all chanel free Liga Inggris komplit 08970296439 B00002.2014M96966-3

ALUMUNIUM Persada (alumunium) kusen/partisi, jndele/pintu,kaca,rollingdor(besi) pagar,tralis,canopy,tangga,balkon, folding gate.082227997666 B00001.2014M93414-4

Trima pasang baru/servis roling door folding gate canopy dll.bergaransi. H:3050606/083869131131 B00002.2014M97314-3

ATAP Genteng beton arcon:flat,garuda. Kuat berkualitas Ready stock.H: Teguh 08122791065-087839340854 B00002.2014M91648-3

BAJA RINGAN Excellence Trusteel bj ringan, sofware,SNI,kuat rapi,presisi.Ph: 087839535993 /085642536247 B00813.2014M94064-3

Mitra Perkasa Truss,baja ringan brkwlitas,jjur,tngungjwb,pnglman, garansi 10th,menjamin kekuatanya. 100rb/m² gratis pasang.(0274)8566636/087738866634/081227688070 B00001.2014M94406-5

CCTV CCTV HD samsung 1,5jt 4cam 2,4jt grs 2th,CCTV 4cam 3,5jt Hp: 087839432171/089671418116 B00385.2014M91866-3

Grosir CCTV 4cam indoor IR700 TVL+DVR4ch Rp1,4jt,Paket 8cam Rp2,4jt 02749512131/0818468012 B00002.2014M92350-3

Sainstek;pasang & servis CCTV,PABX,Fax,SLT dll.Hub:0274-513883/ 085728028345,Pin BB:28CEBA2B B00001.2014M92801-3

CCTV murah 850 tnp kabel,2Cam 1,5jt,4Cam 2,5jt bs demo drmh/kantor anda.087739226000/02743000500 B00002.2014M96297-3

Butuh CCTV ? Segera ke Jogja CCTV.Jl.Mayjend Sutoyo67A Yogyakarta Hp:0851 01 819630, 08158813649 B00896.2014.97231-3

GPS GPS Tracker (mobil) 1,4 (motor) 800-1,2jt GPS Navigator 800rb Grs 1thn. H:9113119/081804071940 B00692.2014.97026-3

KAMERA DIGITAL Servis camera digital nikon, canon,sony,casio,fuji,lensa,sewa dll.Jl Godean Km1 T:085729790330 B00002.2014M95996-3

Jual-Camera/Gadai Camera/SLR/ Laptp. 089647828665 Timur Stikes Ayani Gamping RRsltn.GJS Camera45 B00692.2014.97192-3

TV Dibeli tertinggi TV/LED/LCD/ PS2Hd, Optik / MCuci / Kulkas / Sokis / Frezer Hub: 085729947457 B01347.2014.94749-3

BATU ALAM Bata merah murah!Segala ukuran kirim cepet!order minimal 5000 sms ok!T:085643165333/085927444084 B00002.2014M97066-3

BESI JualBesiSNI@6mm=22rb@8mm=39rb, 10mm=60rb,12mm=85rb 13mm=99rb, Kulir10mm=61.Hub:0812.2716.4500 B00002.2014M94503-3

CANOPY Central Canopy,besi85rb,tmpa 90rb,calvlm95,stenlis200rb/m,pgr trls dll,bgrnsi081325022846/8313467 B00002.2014M80829-3

Berkah Canopy harga mulai 150/m pagar balkon reling tralis Hub 0818 0477 5758 / 0813 2520 9457

Kami Beli Tinggi Hidup/Mati/Error TV/LCD TV/LED,Kulkas,AC,PS2, Mebel Jati,Dll H:0821 3375 8103 B00165.2014.95556-3

Beli paling tinggi TV,LED,kulkas, msn cuci dll baru ato bekas dijemput.Hub:085712837945 SMS Oke B00002.2014M96569-3

Folding gate,folding gate. Folding gate,folding gate. folding gate. Tlp:02746616000 /085726616000

PS3/PS2/LED/LCD dibeli tinggi.Buktikan(terima servis,Up/Downgrade PS3/PS2)Lgsg Telp:0274-7433403

Cnp besi+atap plycbrnt/glvalum170/ m pgr225 pnt pgr325 trm brs grnsi. BarokahJaya Las 085100958561

Dbli hdp/mati LCD LED Lptp Netbok Komp TV Kulkas Frezr Mcuci Pgring Spk Mebel djmpt T.0811259199

Ahlinya Canopy Galvalum&Polycrbnt besi,200,stainlis300/m grnsi djmin mrh H:6686159/08562979624

Dbeli Hdp/Mati/Eror/Lptop/Ntbook/ Kmptr/Speaker/Mntor/TV/LCD/PS/ Elktronik dll 08998283021

Mengerjakan pintu pagar kanopi tralis papan nama dll harga murah. Hub 0811251272/087845709915

Dibeli LCD/TV/PS/Laptop/Netbook/ Komp/Mon/Kulkas,dll.Hdp/MatiSyrt: Legal Borongan OK H085642742427

B00812.2014.89770-3

B00001.2014M93409-3

B00001.2014M93818-3

B00385.2014M95412-3

B00002.2014M96304-3

GYPSUM Yang murah dan berkualitas gypsum,kusen kaca,baja ringan. H:081903700007/087779999139. Buktikan B01185.2014M95421-3

Berkah gypsum Jl.Godean KM7 Jl. Wates KM4,5.Jual bhn&pmsngn,55rb/ m,grnsi 10th.08122751491/7806286 B00001.2014M96184-3

Grosir Gypsum,bahan2,pemasangan, Punokawan Gypsum Jl.Palagan Tentara Pelajar km.9 phone 869865 B00812.2014.97000-3

INTERIOR Prmo akhr thn krjkan interior rumah Hotel kos kntor dll free desain Hub:082327414628/02749120440 B00002.2014M96822-3

Spesialis kitchenset interior rumah ruang usaha kantor dan sofa Telp 881455 www.kmafurniture.com

B00001.2014M90582-3

B00002.2014M90649-3

B01347.2014.90979-3

B00896.2014.91435-3

B00896.2014.91436-3

Beli TV,LCD,LED,PS2/3,Kulkas, Laptop,Notbook,Monitor,Dll Kondisi Apapun Djemput 085601594988 B00896.2014.94200-3

Kami Beli:Laptop,Netbook,TV, LCD, LED,Speaker,Komputer,PS2, dll. KondisiHidup/Mati H:081931705322 B00896.2014.94488-3

Dijual: Freezer merk Toshiba,5rak kondisi bagus,harga 1,7jt nego. Hub: 08562826070 B00002.2014M97073-3

Krdt mingguan tnpa DP HP kulkas TV msncuci laptop AC dll syrt pnya usaha mudah&cpt H085701501883 B00002.2014M97175-3

Cash/Kredit!SuperMurah! TV/LED/ DVD/Spk/Mcuci/Klks/Bldr/Dspr/Kgas/ Fan/rakTV/Compo/Camera dgtl/AC/ PS dll GE J.MT Haryono24 T387021 B01347.2014.97222-4

B00002.2014M97301-3

B00002.2014M97315-3

INTERNET Promo Disc 90% u/Update Sosmed/ Foto Htel&Kuliner,Mulai 50K,Likethis net.com,7FBFE3A0/081229066059 MONEY CHANGER

B00002.2014M85905-3

SPIRITUAL Solusi gaib utk kasus pidana/ korupsi,lulus tes,tlt bln dll H:Ki Wiro 087838971157 JlMangkubumiYK

B00002.2014M96811-3

B00002.2014M92013-3

Pasang gigi palsu bergaransi @35rb @50rb @75rb @100rb @150rb Hub: 081327696693 Jl Wonosari km 5

B00002.2014M92992-4

Umbul2X Kain,Spanduk Sablon,P. Nama, NeonBox,H:B2D,Jl.Ontorejo9 Wirobrajan.02743335097-BB:5133E646

B01347.2014.95161-3

Golden Dental mnerima pembuatan gigi palsu baik Drg/umum.H:087738827772-082137442447 Rieke/Wahyu

B00896.2014.97249-3

REPARASI Servis TV panggiln seJogja=35rb sampai jadi,sgl merkTV-TV,LCD& Plasma-cek&dikerjakn diTmpat&lgs ahlinya=087739116595-081386806236

B00002.2014M96269-3

Psang gi2 brkwltas&brgrnsi, mul30, 50,100...Hub:XL-081904203519 IM3-085643894454. trima panggilan B01347.2014.96344-3

B00001.2014M91653-4

Mandiri Jaya Tehnik service panggil garansi khusus kulkas & m.cuci T:085225698904 / 081328711780

Ahli pasang gigi palsu cepat & rapi bergaransi.Hub Fayrus 08139214450

Mandiri Tehnik Panggilan,AC,Kulkas,M.Cuci,Frezer Kerja ditempat,081280826654/087738041112

HERBAL SusuNabati plancarASI mama soya trbktiMnbah kwnts&kwlts ASI.Dptkn diApotik/Mnmkrt tdkt0817278232

B00002.2014M97153-3

B01347.2014.92819-3

B00002.2014M95975-3

Kulkas.Kulkas.Spesialis Servs Kulkas Pngl(Grs)AS:085102584084, XL:081804198271, m:085643105720

B00812.2014.89771-3

Tersedia berbagai jenis herbal. Jakal km 8,7 dayu depan masjid nastain. Hub:085668402343 B00001.2014M93814-3

Jual masu pahit volume 360gr. 100% masu alami.Dptkn harga spesial hanya 40rb Hub:087738845884 B00002.2014M96978-3

B00002.2014M96956-5

Klub Bugar Demangan bs Bantu Naik/ Trn BB&Atasi Keju,Kemeng, Kesemutan,Tensi,Klsterol 08158035872

“Servis TV,Tabung&LED”Cek=Gratis. Mas Budi,panggilan TV=Lngs jadi! ”Murah24Jam=30rb”AS:085100870070 X:087738242679 Me:085879968833

B01126.2014.97013-3

B00002.2014M96958-4

B00002.2014M90010-4

SEDOT WC SdtWC+sal.Buntu/sumur bor 0-30m/ suntik 085600370179 Jl.GodeanJl.Solo 087738260003 P.Yuri 24jam

SUMUR BOR “Jasa Bikin SmrBor 0-100m/Gali, Suntik Kering,SdotWC&Svc Pomp A. H:081804023000 Bp.To(Se-DIY)24jam

B00812.2014.89774-3

B00002.2014M85890-3

SedotWC sal-buntu sumur bor P.Romadhon Tlp:7409202 Jakal,Maguwo Hp:087739506060 Ringroad lsg dtg

Ahli smr,bor tmbs batu&pompaAir/ sdtWC:PAK TRI,Gejayan&Jakal 081802742838/0274-8545678 lsg tukang,murah,jjur,siap24jam&grs sd 1th

B00001.2014M90894-3

Jasa angkut & kirim paket/pindahan dlm & luar kota Cary Box & Truk Box.Hub: Teba Exp 08179444702

SedotWC,smrBor dalam,saluran Buntu 085100419954 Semaki-Wirobrajan P.Zahid 3207581 Jl.Ringroad utr

B00002.2014M93605-3

B00812.2014.91330-3

Jasa angkut 24jam,drop-ambil barang/penumpang dlm/luar kota & pulau. Tarif Nego. H: 087839914554

MORO LANCAR,sdtWC,salbuntu, svs pom air,Smr bor T.7432762Jl. WatesT.0817228577Jl.Magelanglsgdtg

B00385.2014M97107-3

B00812.2014.91334-3

AhliSdtWC,salMmpet,svsP.Air,Ahl Smr3013870Jl.Mgl.085643965557 Jakal.085643346557GlagahsariP.Fandi

ARSITEK Buktkn gb&RAB grtss u bgn br/ renov,sgl bgn:rmh,kost,htl,gudg, ruko,t.ibdh dll:gb&hit.bton,RAB,hy 1mgg slsai.plks ngo/gb2/3D ok!!murh &trpercy H:02749337899/082221954777;urs IMB bs;Tlp/SMS dtg!!!

B00812.2014.91347-3

AhliSumur/sedotWC/Saluran Mampet PYatman JakalMonjali085292531172 JlWates/GampingFlex085100400668

B00002.2014M91633-3

B00002.2014M82986-6

Spesialis sdt wc,sumur bor/gali svc pompa air T:085743218880/087838635777 P.Yuli Lsg tkg

Arsitek pelakasana khusus rumah tinggal.bangun baru,renovasi arsitek 0817266893,085786755355

B00385.2014M94055-3

B00002.2014M92017-3

SedotWC/saluran buntu/sumurBor P.Jamidi 081804033665 Jl.GejayanJl.Solo 085103127999 Jl.RR utara

CV. A1 Desain Gambar Rumah 3rb/ m2 (nego) Hit Struktur urus IMB hub:6649795/ 08180 4125 951 (Zul)

B00812.2014.94996-3

B01347.2014.92045-3

www.griyalestari.com Jasa Arsitek dan kontraktor Syariah.Amanah dan profesional T:0274-6943464

Ahli bkin sumur bor/gali resapan sdt WC systm vaccum,svcPair H:085878955677/085102884317 Lsg Tkg

Marm Group trm jasa rancang bangunan,renov,rmh,ruko,vila,homestay,kost2an dll di Yk.085878733818

Ahli smr 20-150m tembus/psg svs pompa air,sdtWC,sal.Buntu:085100333665/08562878665 seDIY Garansi

B00002.2014M93859-3

B00385.2014M94051-3

B00001.2014M97088-3

B00812.2014.94150-3

L.Tukang bikin sumur bor/suntik 090m!Jamin tembus batu!svs P.Air sgl merk! 100% gagal gratis!Wi T:7148911/087838555365 Mrh&jjr

BANGUNAN Melayani renov/bangun baru borong tenaga maupun brkt bahan,cepat, halus,berkwalitas+bocoran 085291382305/081903735044

B00812.2014.94469-4

Servis pompa air,bor dalam 20-150m sedotWC,saluran buntu dll.P.Bayu 087838452245 Jl.Monjali24jam

B00002.2014M91565

Anda Mau Membuat Kolam Renang yg berKualitas?Tidak Perlu Ganti2 Air! Kami Ahlinya yg berPengalaman SMS.Jakarta_Pool 081219381999

B00812.2014.94744-3

Hub:085106135997/085729444013, Bor/suntik/gali/servis pompa air/ sedotWC.Pak sar langsung datang

B01033.2014M90573-4

B00692.2014.90880-3

Melayani renov/bangun baru borong tenaga maupun brkt bahan,cepat, halus,berkwalitas+bocoran 085291382305/081903735044

B00002.2014M91565-4

B00692.2014.92399-3

Bengkel Rmh, Anda Bth Tkng Profesional Hub P.Yanto 081227116883. Sms aj kami datang Perenc&Pelaks Bangun Baru&Renov Rumah,Ruko,Kos2an Free Gbr,Gbr IMB,RABHub:081393295563/8555126. B00165.2014.94757-3

Griyaditya.Jasa bgn baru/renovasi, RAB,Htg strktr,Gbr IMB (Komitmen,kualitas)Hub:08562950969

B00002.2014M95675-3

Suntik beton atasi beton bocor,retak,keropos.Hub: Pak Dwi,CV. Gardita 0274-372487/ 08122742964 B00812.2014.95798-3

Kami siap untuk melaksanakan pengecatan,renovasi,bangun baru rumah kost,ruko,gudang.Hub:0274 6677780,081328609961,081903705505

B00001.2014M96752-4

Baja Ringan dan genteng metal www.dyatapsolution.com hub nomer telepon : 087838538857

B00830.2014M96944-3

Solusi gmbr krja,RAB & plksna bgn baru/rnvasi rmh,kost,ruko,t4 usaha dll hub Hirata 081804033030

B00002.2014M97295-3

CV KMA jasa kontraktor bangunan& renovasi desain arsitektur serta konsultasi telp 881455

B00002.2014M97300-3

BIRO IKLAN Pasang Iklan Tribun Jogja H:798682/ 08122964532,Pin28D77973 Jl.Godean Km 6,5 Bs Diambil,Ada Paket B00165.2014.96688-3

Mau brlngganan koran Tribun/Psng iklan Tribun,KR,Kompas,dll. Hub: 0878 3938 1976 Bs SMS/diambil.

B00385.2014M97113-3

Trm Psg Iklan Tribun,Dll H:B2D, 02743335097-BB:5133E646 Jl.Ontorejo9 Wirobrajan Yk.Brs-Klm.Bs SMS B00896.2014.97248-3

BIRO JASA CV BKM urus:paspor,HO,SIUP,TDP, NPWP,IMB,CV,lap pajak PPH,STNK &SIM.Hub:0274-6931749/087839035379

B00002.2014M89992-3

“Borobudur CiptaPaten&MD. Urus:1. Hak Cipta,Paten,MD 2.Izin,Pupuk3. SP,MD,CD,PD,TR 4.Halal 5.Bercode 6.HO,NPWP,SIUP,TDI.TDP,IMB, TDI,SIUJK Ex-Im,CV/PT,UKL-UPL SNI,NIKHub: Jl Nyi A Dahlan No 74 YogyaT. 377543/412683/08122759901

B00385.2014M97112-5

VIDEO SHOOTING Foto/video shot/multimedia spcialist. pre/wedding clip.edit/trnsfer, dll.Hub sgera 085643226484 :)

Akte lhr,srt nkh,paspor,srt pndh ktp/ kk,susah ngurus?081225497325 Jgn tunda,nanti anda menyesal

Kairoz foto & video.Melayani dok: nikahan,seminar,dll.H:0274-9780156 Dijamin murah & profesional

B00692.2014.97199-3

B00002.2014M91985-3

B00001.2014M92158-3

BIRO JODOH Sari,26 th S1 PNS muslim cari pendamping lajang,25-30th,PNS/POLRI. Bagi yg srius hub:087802869532

JATI DAMAI Tajem,pesanan kusen,pintu&jndl khss jati perhutani 081392707079 www.jatidamai.com

Cakrafoto Photography-Weding,Prewed-Event,Produk,dll-Call 081229568711/767ECD4F/Fb.com/cakrafoto

B00812.2014.95811-3

B00002.2014M96100-3

Anda sulit dpt jodoh?sibuk?malu? dikontakkan dg banyak anggota.gabung S-Club,085878695123.efektif

B00002.2014M93945-3

B00002.2014M96243-3

LAUNDRY Pengering pakaian Hilton,listrik 30watt,kering:½jam,muat:30kg. Garansi:10thn,hrg promo:2juta-an. Tlp:08.7879.600001, 0274-7802525

B00002.2014M97299-4

PENYALUR TENAGA Siap PRT,BbStter,rukti,Admin,juru msk,jg toko/rsto,pbrik,OB,sopir.PT ESMA.Jawa/luar.087839100398

B00001.2014M93938-3

PERCETAKAN Pusatnya Cetak Nota 90rb/Rim,Undangan Nikah Mulai Rp11.00,Hub: 085643264285.BB:32416EB4,Sleman B00812.2014.94149-3

Undangan,Brosur,Nota,Krtu Nm,dll. Siap ambil antar order&desain 7174243/081804158049/Pin:7ECC8B8F B00692.2014.94728-3

Raja Nota,Kop,Amplop,Map,Kuitansi, Brosur,Buku,Undgn Sesuai Budget.Anda Tlp Kami Dtg 085643023453

B00002.2014M96565-3

Bikin Nota,Kartu Nama,Udngn,Kalender, Umbul2,Spndk,NeonBox,papan Nama, H:089699908970-7F332441 B00896.2014.97246-3

B00812.2014.96140-3

SEDOT WC TANGKI SdtWC,salBuntu,smrBor. 085713390776Godean,Jombor,Jakal/ 085743373772 Umbulharjo.P.Rianza

Bor dalam,sumur suntik,sumr gali (resapn)sal mampt,svs pompa air, sedot WC.Hub:082242038882(Murah)

PengurasanWC cpt bersih dg truk tangkikhusus tdk cpt pnh lg.H:ChandraKirana12 Sagan562858/589589

Ahli smr bor timba sdt WC sal buntu P.Win Ringroad T.085100441669/ 0817277460 Hrg ng lsgdtg 24jam

Sedot WC/kuras WC/WC mampet T.08122995754 Jl.Godean-Jl.Bantul T.081804033665 Jl.Wonosari-Kalasan

TRANSPORTASI Sewa=Pick-Up Gran Max mulai 125rb,Box Gran Max,Truck Box,Elf Short,Elf Long,Hiace:Hub=7885422 / 085292999937

B00812.2014.95000-3

B00198.2014M95505-3

B00812.2014.95805-3

Ahli SdtWc,salBuntu,SmrBor/suntik, gali,svs pompa air P.Mur Jogja 085100442374/0817228556 LsgDtg B00812.2014.95806-3

Ahli sdt WC,sal buntu,smr borgali H:Kalasan/JlWonosari 087739510810,Concat/Jakal 9131579 murah

B00002.2014M96016-3

Murah SedotWC buntu/sumur/sv pom air T.9235478 Janti, Maguwo087739394535/Gamping 085641590049 OK B01347.2014.96664-3

SedotWC,saluran buntu,sumur bor,suntik,servis pompa air.Pak Amrozy 081283020606 se DIY lsg dtg

B00002.2014M96833-3

B00692.2014.97187-3

B00002.2014M90015-4

SewaMblMulai75Rb CityTour:Xenia, Avanza,APV,PickUp,Pregio,Inova, Elf,Bus 081931188295/085878444212 B00165.2014.92092-3

Bth antar-jemput bejo taxi motor ojek b-argo 2000/km call:02749133025 (bisa bulanan)

B00002.2014M97152-3

Ojek murah 10ribu.taxi motor 20ribu murah nyaman buktikan Bagas 087839111455 / 0274-8355435

B00002.2014M97162-3

B00812.2014.97002-3

SedotWC/SalBuntu/BknSmrBor PMugi JlGodean/Demakijo H.085327539598 Gamping H.7831326 Langsung Dtg

B00001.2014M90886-3

Himawan,ST,SE,SH,MM-anti plagiat Alumni UGM-ekonomi/hukum/pddkan/ kshtn-cepat-bkwlts 087845651959 B00812.2014.91332-3

9 cnlstn.disertasi,tesis,skripsi,PTK, olda,GB kerja-rmh. 085640239559/ 085292268677.Concat-Gamping

B01347.2014.96143-3

B01033.2014M94142-3

B00879.2014M95060-3

ki sarpo jagad paranormal solo melayani:Dompet malaikat,dirga blk, pengasihan tmbs pndng,uang ghaib, pendamping jin muslim&ifrit,rajah kalam rogo,pnymbhan sgl mcm penyakit,uang bibit,sabuk pentang jagad,H\08156712306 d\a karang mojo 07\02tasikmadu karanganyar

B00879.2014M95961-8

Semar mesem & minyak buluh perindu 100%solusi=pemikat,jodoh, buka aura,pesona diri,puter giling, kunci sukma,pkerja malam,wibawa, pelaris,karier,bisnis,rezeki/Hub= Sanggar Klenik Jogja=08174111101

B00002.2014M96033-6

Konsultasi supranatural melayani: pembangkitan ilmu hikmah,buka aura,pengasihan,pesona diri,pelarisan dagang,rejeki,pengisian badan,pagar gaib/rumah/toko,pengambilan pusaka,ruwat,gangguan gaib,sedia ajimat(benda bertuah). Hub:085640222430/087839995009

B00002.2014M97144-8

B00002.2014M96950-4

B01033.2014M96970-4

GIGI PALSU Pasang gigi palsu bergaransi @35rb @50rb @75rb @100rb @150rb Hub: 0817260624 Banguntapan B01347.2014.85017-3

B00002.2014M93212-3

Spesialis pijat khusus laki²,Jln Paris km15,Patalan,Gerselo.Hub:Ibu Reni Bariah,081390233408

Obat Telat bulan Kwalitas No.1 Djamin 1x Pake tuntas 100% tnp efk smping.Hb: 0857-2992-5777

Pjt trdsionl b Sumiyati Pelem Lor Pria/ Wanita087803944987 085848895957 085229791137 087845642053

Spesial obat telat bulan solusi cepat ckp 1kali pemakaian 1.2jam tuntas 100% hub:0877-1999-0003

Anda ingin pijat kerik urut Hub: B.Shella 0857 7695 0505 pelayanan ramah dan sabar

Obat tlt bulan & tlt haid kw1(Depkes)aman,tuntas,brgaransi 100%. Dtg&konsultasi bs di tempat H: 085740662009/087739010401

Anda capek? Mau pijat? Hub: Dewi HP: 087738072233 Bisa ditempat dan di panggil.

B00385.2014M92018-3

B00385.2014M92020-3

B00002.2014M92058-3

B00002.2014M92063-3

B01347.2014.93395-4

Obat tlat KW1 1-3 jam sudah bisa keluar trjamin 100% aman tnp ef samping.Hub 087 838 4000 63 B00002.2014M94329-3

Obat tlat haid cukup 1x pake berhsil,KW trjamin trbukti aman tanp ef smpin apapunHub087839842333 B00002.2014M94332-3

Anda Telat Bln&Haid tdk lancar? Proses aman 2-3Jam Brhsl,100% Tnp efk smpg (Grnsi)H:081904136000 B00002.2014M95175-3

Butuh obat aman utk telat bulan anda? dijamin 100% berhasil dlm 2jam grnsi tuntas H:081903444484 B00002.2014M95181-3

Cra cpt lancarkan haid&tlat blan(trbukti 100% amn tnp ef’smping) H:085-643-643-627 (gransi 100%) B00002.2014M95434-3

Obat lancarkan haid / tlt bulan dijamin 2-3jam lsg lancar 100% aman &bergaransi H: 0819-1555-9797 B00002.2014M95436-3

Obt tlat bln,djmn asli kw no 1,trbkti 1xpke 100% tntas, aman tanpa efek smpg. 087834100999 B00002.2014M96535-3

OPTIK Apapun Keluhan Penglihatan Anda,Serahkan Kpd Kami Optik Naufal Jl.Wahid Hasyim No.33 Tlp:374357 Trima Resep Dr Dokter Mata/Periksa Mata Ditempat.

PENGOBATAN Obat Kuat,Viagra,Vimax,Cialis,,Alt Bnt sex l/p,pmbsr pnis & obat prgsng,Ko’im:081328410005 antr grts Jl.Mglg km9 per4an Denggung B00165.2014.89780-4

Pjat capek2 kjantanan hpertensi hpotensi vertigo diabet P/W js 60rb 1jam H: b Ambar 087738856000

Obat telat bulan, tnp efek samping kwlts obt d jmin, 100% lncar hub: 087836273377/ 085226922227 B01347.2014.93399-3

Almuntaha trapisyraf boyok migren vertigo usbuntu bahupundak nyeri dll 087839496415/085329304112 B00002.2014M94522-3

2x Traphy strok,prostat,asma, diabet&kanker sembuh T.087738127488,Pur-Triharjo,Pandak,Bantul. B00002.2014M95734-3

FITNES/SENAM Mau sehat & bugar?Aerobic,Fitness,Pilates,BL,Yoga hy di Kartika Dewi FC Jl.Kyai Mojo 18A: 8551222 SMS:085228882300 pin BB2B2F52D7

B01347.2014.92818-3

Ahli pjt BuTamara cpk kecetit slh urat kerik dll timur PLN Rejowinangun drmh No sms.085878111850

“Mengatasi telat bulan&haid”dijamin asli,brhsil 100% aman tnp efk smpg(grnsi)H:085-702050-700

B00002.2014M93206-3

AIR MINUM Mau sehat,cantik hanya dgn air putih?Kangen Water utk drh tinggi, kolestrol,diabet,dll Hub:08121521958/081328032495 BB:51A08B17

Christine mssge(43th) 087738707207 br js slrh tbh cpe2 fresh sbr sopan keibuan bs curhat di tmpt

Pijat kesehatan bu Ita tng prof pro5-an ringroad Ketandan ke selatan 50m barat jln 087839621447

B00002.2014M91974-3

Pjit cpk darah tinggi Vertigo Asma& bermasalah.H:Parmi 085867471399/ 087838287965 drumah jasa 60rb

B00002.2014M96870-3

B00385.2014M90295-3

Wonderful Massage kapster muantap, Jl.RRbrt P4anDemakijo keutr2km tmrjl(sblmSlknMtrm)085643030463

“Obat Telat Bulan”Aman 100% tnp efk smpg,1-2Jam brhsil (Garansi sampai tuntas) H:081-7060-6090

B00812.2014.93023-5

Konsul skripsi,tesis,olda,program, all jur,murah+garansi+prof+no plagiat+trjamin. SC 081392393924

B01126.2014.89881-3

Dewi Massage mlyn msg trdsional lulurbodyscrub Pgln Hotel24jam 082323083353 nosms noprvat number

Bu Sum pijat capek kesleo perut tdk enak kerik dirumah,Gembira loka ketmr,Hub Rara 085743900411

B00692.2014.90520-3

Markaz bantu skripsi tesis olda disertasi prof grs bs nego (utaraJEC) T : 0812 2784 5566

AsmaratantraKubroPrblmCntRmhTgga JdhPil\wilUangBrkahAura H\UstBeny Haryadi08122587249~085727423049

B01347.2014.90156-3

PIJAT SARAF.Khusus:Stroke, Saraf kejepit,Lumpuh,Vertigo, Epilepsi, dll.Sembuh Total.70mtr selatan per3an Jati kencana Timur jalan. Hub: 085799891358/087736982177

B00001.2014M93478-3

B01347.2014.89622-3

Pijat Urut Capek-capek,Ejakulasi Dini,Hubungi:Mbak Rus Hp: 087838997813

Obat telat bulan dijamin kwalitas no.1 ckp 1xpakai langsung tnts 100% Hub:0878-3888-1666(Grnsi)

B01347.2014.89821-3

Bimbingan skripsi,tesis dan Olda manajemen,psikolog,biaya terjangkau.Hub 082323110789

SPIRITUAL Dana Dtg dgn Cpt&Singkat Tnpa ini itu. Ckp Prcaya,Siap diantr,Jrk Jauh Bs.Kyai Doyo 081905492586

OBAT Obat telat bulan aman 100% lancar kwalitas obat d jamin hub : 087836273377 / 085726355557

Rahasia terapi urut khs masalah pria dan wanita(bnr2 terapi)ckp70rb, Bu Tri 5asisten 081392625717

B00385.2014M92589-3

B00002.2014M88262-3

Bu Dian melayani pijat capek2 kerik HP: 0812 2620 3455 perempatan blok O ke barat dkt POM bensin

B00812.2014.92676-4

B00002.2014M95444-3

B00002.2014M96607-3

B00002.2014M87667-3

“Syahrini Massage”15tnga wnta cntik,sbr,muda,high class,service OK,ditmpt/pnggl.HP:081359772706

B00002.2014M91873-3

B00165.2014.92442-5

WEBSITE Buat Web berkualitas mulai 800rb. Hub: 082310522303 BB: 76B7231C www.jagonyaweb.com

B00001.2014M82316-3

Terapi Massage sht bugar rilex krg gairah khs cewek/ibu muda Hub Boy 081390093993/089624403855

So Sweat&Fantastic.ALLMORE Massage.Trapis Ramah&Handal.Tmpat Nyaman.AC.Per4an R.Road Demak Ijo keutara30m barat jln.081931773176

Baru tiba aneka Rayban original diskon 50% Naufal Optik Jl Mataram 36 Yogya 0274-524860

B00002.2014M97141-3

SKRIPSI “A”Siap bantu skrpsi,tesis&dest semua jur.Era (Jl.Janti Gedong kuning blkg STTL)551461/0818277603

B00002.2014M80211-3

Massage bugar,dijamin fresh, khusus dipanggil aja.Hub:Cyntia 085113367685 no sms

B00198.2014M91659-3

B00812.2014.92677-3

B00002.2014M93591-3

B00074.2014.97207-3

PIJAT & LULUR Bu Wiwin spesial pijat terapi pegal² dan capek, Jl Parangtritis KM 15.Hub: 0821 3884 8584

Mawar Massage fulservis 32thn ada tmpt,ttm,teman curhat 087838807983/08999182785 bukti bkn janji

B00812.2014.91337-3

Ahli sumur bor dalam tembus batu sedot WC svs pompa suntik alat milik sendiri.Hub: 9150999 Murah

B00002.2014M97178-4

Program hamil dg terapi susu soya bonus kulit putih bbs jerawat hanya 999rb.Hub:085868023399

B00165.2014.91476-4

Ahli sumur 10-100m,gali,servis pompa air,sedot WC,sal.Buntu.P.Nuri 081226561001 segera dtg 24jam

Tirta Wasis,SdtWC,SmrBor/Gali/svs P.Air/SalBuntu.Wahid081283020600/ 085868780690Jl.Godean/Jlwates

B00002.2014M97154-3

Jual obat kuat Lion USA,Cialis, Viagra.Pembesar Mr.P,Perangsang wanita.Alat bantu sex P/W.081388388355 Pin.224692E2 bisa antar

“Bunga Daun msg” terapis br2 ada6fulAC dijmn puas RR utr, brt UPN087738010107 pin 7FAE17EF

B00812.2014.90947-3

B00812.2014.92678-3

B00812.2014.96133-5

Ibu Ida dgn 2 asisten mengatasi lmh shwt,ied dan perbesar mr.p psti tuntas Hub 085601939252

B00812.2014.91333-3

Bor dlm tembus batu,suntik,timba, svs pompa,sedotWC pnuh,buntu, anti petir.7420981 Jl.Wates-Godean

Ahli sumurBor/suntik,servis pompa air,sedotWC,saluran buntu dll. Hub:085102173001 Pak Min Jl.Solo

PENGOBATAN HAN-SENG Obat Kuat Viagra,Cialis, Procomil Spray,Vimax,Alat Sex P/ W Jl.Anggajaya (Terminal CondongCatur)/ Jl.M.Supeno 18 (Umbulharjo) 081325270789 Antar gratis

IndoMsgForMenDgTngLk2Prfsnl. PcyknSllKbgrn&KshtnTbhAnda PdKmi.TrsdiaPktBdScrb&Eartrpy 0274386390-085762622116-27D73133JlVeteran97UH

B00002.2014M90740-3

Prmo ahr thn gbr bgn bru/rnov IMB 3D in/extrior RAB Hit strktr Info hrga Hub082327414628/9120440

B00812.2014.96995-3

KLINIK

Lgs tukang.SmrBor 0-100m+SVS/ psg pompa air sgl merk dll.Pak Pono T:085729402900 seDIY bergaransi

AhliSmr Bor suntik sdtWC salbuntu s-pompa H:085100861223 Maguwo T.9106325 Umbulharjo P.Malik Sgr

B00002.2014M96825-3

B00692.2014.97194-3

B00812.2014.90472-4

B00812.2014.93372-3

B00002.2014M93869-3

Obat Pria Dewasa Tahan Lama 24 Jam.Garansi-Gratis Antar DalamKota Tanpa Efek Samping.082323235953

Tkg sumur bor pompair salbuntu sdotWC T.087738518585 Ridwan,Babarsari,Baciro 085725939978 lsgdtg

Jasa Arsitek Desain/Bangun/Renov/ Gbr IMB/3D,RAB,Interior-Furnitur/ Maket T.7891998/081311333118

Melayani Renov rmh,Plafon&Partisi gypsum,Kusen almunium,Pngecatan,Psg kramik dll.T:089635001762

B01347.2014.91453-3

B01347.2014.94184-3

B00385.2014M96511-3

B01347.2014.86295-3

GIGI PALSU Ahli psang gigi & behel brgaranzi hrg 30 & 50 anda telfon kmi datang H: Ahmad Zaini 081578877748

B01347.2014.94174-3

“Ahli TV14-34,LCD&LED”Pak Supri cekTV=Gratis,murah&Lngs Jdi dt4 servis Panggil=10rb”sDIY&24jam” Rmh=0274-4361652 T=085228491818 me=085878282940XL=087838724179

“Pusat”Jasa angkut:Truck-Box/Bak Gran-Max Box,Pick-Up(pindah kntor/rmh/kos)Siap antar-dlm/luar kota Tlp/SMS:7885422/085292999937

BI Representatif.Urus Hak Cipta, Paten, Merk,HO,SIUP,NPWP,PT, IMB,CV,UD,Pirt,MD,Halal,Pecah Tanah,Laporan Pajak,TDI,TDP. Hubungi:085100692555 / 081915523599

B00002.2014M92022-3

B00002.2014M96327-3

Spesialis membersihkan km mandi kotor/berkerak jd bersih sperti baru lagi.Hub(0274)9229868(Alif)

ANGKUTAN “taxibarang” jasa angkut, pindahan kos, pameran, rumah, kantor, 50rb. 24jam 9598800 / 0818463061

B00198.2014M93525-7

KAYU Dibeli kayu/mebel Jati lawas/ borongan bangunan rmh/gudang dll Hub:081227016122/5170CD75

Kmandi,wastafel,bathup,brkrak, kusam,htm jd brsh/br.trima poles marmer granit traso 087738188159

B00692.2014.97027-4

B00692.2014.93040-3

Canopy baja ringan dgn atap Gogreen awet sejuk tdk panas tdk berisik 1hr aja.P.Budi 081915240674

B00002.2014M94229-3

B00002.2014M96647-3

32LED Samsung New Movie 2,5/ 32LED Sony Movie Full HD Rp 2,4/ 32LED LG Movie Rp 2,1/ 32LED Toshiba Movie Fbox Rp 2,3/ 32LED Polytron Spk.Tower 2,3/ 32LED Akari 1,7/ Hub : 08784.8222228. Timoho LAIN-LAIN Dbli wajar TV-LCD-MCuci-kulkas-ACDVD-dll hdp/mati,satuan/borongan. H:E-Cond 7839825/08122737101

B00002.2014M87920-3

Ahli gi2 profesional, kwalitas terbaik & brgaransi 1th Hub : 081904167870. Herman

CLEANING SERVICE Bersihkan KamarMandi wastafel batup closet berkerak kotor hitam hub 085228739434 bersih terbukti

WS Koi Centre jl imogiri tmr km 10 ktonggo (jejeran) wonokromo, mnrima spcial pmbuatan kolam koi 6662731 www.wskoicentre.com

Terima order cat dinding dan genteng baru/ulang segala merk,cat duco,melamin dll.Hb.087838227819

B01347.2014.97283-6

Assalamualaikum...Print Banner 14rb/m High Rest tanpa syarat bikin/ reparasi,Neon box,papan nama, billboard 087738381134 Java Comm

B00896.2014.97059-3

B01126.2014.97017-3

PELIHARAAN Dijual cepat buaya muara berat 100 kg panjang 3m lokasi Muntilan 18jt ng 081351041516-085729320268

24LED Sony Slim 1,6/ 24LED Polytron 1,5/ 24LED Toshiba 1450/ 17 Lcd Votre 550/ 21Fjtec 400/ 14Akari 300/ PS2Tebal optic 650, Slim 600/ PSP 2006 8Gb 700/ H:08784. 8222228 JL.Ganesha VI no2 Timoho B01347.2014.97282-6

Ahli psg gigi&behel brgrnsi hrg mul 30.50.90rb Alfin 081804166624 / 082221052250 anda tlp km dtg

B00002.2014M96326-3

Hrg blm naik 45VA/1,15jt.900VA/ 1,6jt 1300VA/1,95jt.Hub CV Dian Nusantara 0818253099.Dy bsr nego Pasang listrik PLN murah 450VA= 1,250jt,900VA=1,7jt,1300VA=2,05jt, 2200=2,9jt,3ttklp+1stk H:CV Buana Gita Laksana T:7827926/372377

Ahli huruf timbul,stainlis,galvanis, acrylic,neonbox.Hub 087739397171 berkualitas design gratis

B00001.2014M96789-3

Ahli bersih2 kmandi,kos,rumah, kontrakan,kantor,toko,kaca,gudang, taman. Hub : 087839638874

B01347.2014.91844-3

B00002.2014M95701-3

Jejaka 39 th cari pendamping hidup Hub Mas Kirno Hp:087739530176 .

B00002.2014M96812-4

SERVICE Servis HP all tipe bergaransi cek gratis Obral powerbank (65rb) Phonever J.Tamansiswa10 T9593300

B00001.2014M95369-3

REKLAME Bikin²: Neon Box-Papan NamaHuruf Timbul-Acrylic-KonstruksiRevisi.Hub: 6507370 Pin: 3256821A

Dibeli tinggi HP2ndmu all merk,BB, Android,Tab,dll.Siap jmpt24jam, Bktikan plg tggi H:081904006622 B00896.2014.97056-3

Harga grosir/ecer macam2 alat listrik.Kunjungi:Berkat Listrik di Jl.Juminahan 3 Yogyakarta

BIRO JODOH Bagus SE 35th.Usha toko mapan cari istri yg masih gadis 19-28th jujur dan setia.Hub:087738778084

Tlat bulan? solusi pasti,cpat,amn tnp ef smpg,ckup 1xpke djmn 100% tuntas.085729284440 B00002.2014M96542-3

B00002.2014M93215-3

B01347.2014.93761-3

B00002.2014M94515-3

B01347.2014.94748-3

B01347.2014.94750-3

B00002.2014M94837-3

Mimin pjt sehat capek2 dll di4 ramah 081548267782 JEC ketmr 200m blkg pom bensin keutr 200m Fresh B01347.2014.95162-3

Chelin;081391189229 massage; khusus dipanggil dijamin fress & fit buktikkan.No SMS B00001.2014M95506-3

“Dedy”pijat 60rb khusus utk pria dgn tenaga pria muda dijamin enak & oke.HP:0896-7064-7357 B00002.2014M95562-3

EMELY Mass,full body kontak siap untuk anda dijamin puas. Hubungi: 087839147282 B00812.2014.95813-3

Lily 08588 1315159.Wanita china. Baik,sabar,sopan,pijat lulur dll, khusus panggilan 24 jam B00001.2014M95931-3

Rahmat massage full bodi khusus untuk pria dit4 dan panggilan Hub no tlp 087838956035 dijamin ok B00002.2014M95966-3

P.Aris(44th)Massage man for man capek²,urut&kerik,bisa dipanggil/ ditempat.Hub: 082325417774 B00002.2014M96060-3

Massage tradisional fresh dan rilex bisa dipanggil Hub Lina 081225557297/085729617529 B00002.2014M96079-3

087839666050 Mbak Yeni profesional masage kebugaran berijazah spesial capek khs dipanggil No.SMS B00002.2014M96157-3

“Sehat Prima Massage”Trdsnal& Scrub1Jl.Damai,Dayu(dpnSMKYPPN) 2.Jakal KM8,7(samping Chris Studio) Free Softdrink T.081227272230 B00002.2014M96255-4

Srini massage, mandi lulur, Spa dll pelayanan ramah & sabar H: 0878 3940 4088 / 0812 3111 9432 B01347.2014.96345-3

Pijat Sehat Kharisma 2 Jln. Prambanan - Piyungan Yk. Bokoharjo Call 0857 2586 1059 B01033.2014M96374-3

Elis Massage tenaga wanita muda cantik khusus panggilan, Call: 085329623399 B00002.2014M96551-3

Cantik Massage tenaga wanita wanita muda cantik khusus panggilan, Contact Person: 081226165299 B00002.2014M96552-3

Ali Massage tenaga pria muda ganteng bersih khusus panggilan, Call: 087738225989 B00002.2014M96553-3

Pjt sehat Bu Tyas u/capek2 keseleo, salah urat,kerik,terapi,pnyakit,L/ P.085743294404-081802746630 B00002.2014M96611-3

Gadis Cantik mssg 15tng wanita trbaik &brkelas di t4/pgl 082163083348/ 081542683503/087869682575 B01347.2014.96661-3

Anda kurang bergairah capek letih lesu pijat terapi aja H:Putri 08566129231 dijamin sabar&ramah B00002.2014M96742-3

Pak Jhon 40th Pak Endut melayani pijat capek2 kebugaran Tlp:082163881501 service memuaskan NoSMS B00002.2014M96839-3

Menerima spa bisa dipanggil sabar dan ramah. Hubungi : Indah 087839122975 B00002.2014M96845-3

Erni terima massage cantik sabar ramah dijamin fresh.Hubungi : 081903466639 B00002.2014M96846-3

Pijat cape² fullbody khusus pria dijamin bugar kembali ditempat.Hub Mas Yandi 38th 085729057344 B00002.2014M96848-3

Pak Afan 40th mlyni pjt sht bugar cpk2 lelah tng pria utk pria dit4 dpanggil SMS ok 081903751183 B00002.2014M96866-3

Muhammad Dental Gigi&Behel srvs gigi cpt rapi&brgrnsi 30 45 100dst bs dpggl kmna sj 085643318977

Elang Msge Tng Pria muda utk pria/ wanita,pasutri,ditempat/panggil prof&ganteng hub:081216933099

Ahli psg gigi plsu cpt & rapi bergaransi hub: 087739384035 / 085868142935 Fauzan

Pijat reflekxi bodyMassage ada paket utk P/W tng pria tmpt pggl Hub: XL 085974757659 08973781808

B01347.2014.89617-3

B01347.2014.90980-3

B00002.2014M96880-3

B00002.2014M96899-3


SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

PIJAT & LULUR Masage&Tretbody Warisan Leluhur Asli Jogja Man For Man Top Servis Ms Anton T4/Pnggl 087839552409

GADAI Ttp mtr/mbl STNK sgl plat/th lgsg cair&plafon tggi/aman/BPKB mtr/ mbl t.surve/potngn 087738557006

Jogja Reflexy Massage tng cew,ramah,sopan JlPs.Kembang dpn Htl Berlian 081326611362/087739028966

Dana langsung cair jaminan BPKB Mtr/ttp motor tp surv Jl.Veteran 89.Hub:085643544090/(0274)7000318/085228998492/087739047369

B00002.2014M96908-3

B00002.2014M96927-3

Sindy Massage memberikan plynan sabar/ramah dijamin fresh&Rilex kss dipanggil 081226 77 4747 B00002.2014M96937-3

Ririn 25 th Special Pijat Capek dan Pegal Linu. Buktikan !! Hubungi : 0878 0287 9094 B01033.2014M96968-3

Riko massage 25th ditmpt/di pgl tarif 50rb fullbody massage 90menit call 089507874362 bnr bs pjt B00813.2014M97041-3

Pjt Trdisional u Kbugaran&Ksehatan Dg Tng Muda Rmh,Sopan,Khss Pria Dws.Yusuf 0817252055/523CE2C2 B00165.2014.97085-3

Pijat rileks khusus wanita bersama pak sabar 087715034950 tarif bersahabat Ada Tempat B00001.2014M97096-3

Masage khsus pria dgn tng pria muda.Mlyni pjt,capek²,lulur,kerik. Trif trjngkau Dpgl 081903754394 B00002.2014M97136-3

Pijat terapi tradisional utk keharmonisan rumah tangga capek² hub aja Ninik 081327328717 No SMS B00002.2014M97148-3

Griya prima solusi tpt mslh capek dijamin fresh terapis cantik dn ramah Hub 085642170155

B00002.2014M93785-3

B00001.2014M94058-4

Terima Titip/Gadai Motor Ninja 250cc/Mobil Avanza,Livina,Inova dll msh kredit bisa H081314892555 B01347.2014.94483-3

Butuh uang lsg cair?Titipkan lptp/ komp/LCD/PS/Mcuci/Cam/TV/HP/ Alatmusik dll.H089620982143 sms ok B00001.2014M95932-3

Solusi dana cpt jmn BPKB mtr’92/ mbl’86up plat luar,pjk telat bs sebrak ok.H:082225852900/7888011 B00002.2014M96362-3

Sebrakan non bank 60jt-2M jaminan sertifikat hak milik area Jogja, Sleman,Bantul.CP:085814815942. B00002.2014M96593-3

Bth dana mddk cpt & lsg cair jminan mtr+stnk/BPKB mtr.Aman & resmi Hub:0274-6875853/087838100580 B00001.2014M96784-3

Dana lsg cair.Jmnn BPKB/ttp mtr/ mbl+STNK.Aman&dptcshbck.Jl.Godean Km4.085747000838/087738829877 B00001.2014M97097-3

Mau jual surat gadai atau jual Laptop,TV,LED,Tronik,motor. Barang legal.Hub: 082322728121 B00002.2014M97172-3

B00002.2014M97155-3

Pijat+lulur 50, semir+facial+ creambath 50 dg 3 tng wnt ringroad timur ngipik kt gd 087738516143

KREDIT Bth dana?Mutiara Finance jaminan BPKB motor min’98 proses cpt,ga ribet,disc angs,1jam cair H:085725205368/087838526239/226B689D

CATERING

LAIN-LAIN Peluang usaha part time income 1-3jt/bulan. Serius call: 087888057450

B00002.2014M96953-4

Kredit:Hp,Tab,Laptop,TV,Kulkas,AC, dll.Proses cepat,cicilan harian/mingguan,syarat:hnya KTP+pny usaha H:Vino 082325328826(sms ok)

B00001.2014M94656-3

Dptkan bantuan modal progrm insos utk modal usaha, pdidkn, byr htg dll. Hub.sms: 0857 4777 1255

B00002.2014M97309-4

B00001.2014M95027-3

Butuh Dana Talangan Proses TOBPKB/Sertifikat,Dana Sebrakan SHMH.088215199748

Jl Penjernih Oli & Minyak Goreng Bekas @4Rb/Kg=Garam Krosok Putih @2Rb/Kg @75Rb/Sak Isi 50Kg Hub: Javas Aroma Chem 0857-0244-4121

B00896.2014.97255-3

PEMBIAYAAN Arisan multiguna Emka 75jt angs 750rb/bln.U/ dana/Umroh/Renofasi Rmh/bl tnh/mbl 2nd.087860111293

B00002.2014M92260-3

Anda butuh modal KSP Primadana solusinya.Resmi&Djamin Aman,bunga rendah,BPKB&SHM.H:0274 555123

B00165.2014.95277-4

KECAP & SAUS Kecap spcial Cap AyamJago,dr bhn organik+rmpah2.Cck u/Soto,sate dll.Ada P.Irt Jogja:081804284803

B00001.2014M93136-3

B01033.2014M93538-3

Bth Dana Expres jmnkn BPKB mtr/ mbl min th95(plt luar bs)Prs cpt+tnp survey T081804251073/6684299

RUMAH MAKAN Spesial:Tongseng bulus,Cokrodiningratan No.221 Yk H:08179412432 http/www.youtube-afandibulus.com

B00002.2014M96240-3

Ud alternatif terima titip motor/ mobil+STNK/BPKB mbl/sertifikat langsung cair&resmi 082134462666

B00002.2014M96695-3

B00002.2014M96493-3

Terima titip mobil/motor+STNK/ BPKB bis/mobil,truk/sertifikt langsung cair&ada kendala BI ceking. Hub=0877 3485 7000 resmi

B00692.2014.97190-3

B01347.2014.97224-3

Spa miss V utk mgencangkn,mrapatkn, mmbersihkn organ intim.Maguwoharjo.Brminat.H:Roy 085325143360

RADIO

B01347.2014.97225-3

Ivan Fresh pijat kebugaran krj sndri asli Bandung trm tmpt/pngln utk wnt/pstri&pria 085868151785

B00002.2014M92765-3

B00002.2014M96494-4

Cantik Massage,10 Tenaga Wanita Muda,Cantik& Berkelas Hp:081328273663, 085643761789,087838725999

Bth kartu kredit? Hub:085643824915.unt:karyawan,PNS,guru& pengusaha.syarat mudah

Laptop 1jtan Kom 900rb an JualBeli-Service-Instal 25rb Laptop& Kom pgl 087839432171/089671418116

Promo akhr th! Gestun 2% Plnsan 2,3% All Card Almt RR Utr Tmr per4an Gejayan.085743803998 SMS OK

Dibeli tinggi segala laptop/not/ macbook hidup/mati bayar cash jmpt 24jm 087838374446/08562906664

Delima mssg tng wanita muda2 cantik srvc OK kss dipanggil Call Fery:087839010057 no sms B00002.2014M97303-3

Terima pijat khusus pria untuk kelelahan & capek2 tarif murah Hub Amat 085729391894

B00002.2014M96248-3

B00001.2014M96749-3

B01033.2014M96969-4

B00002.2014M93537-3

Mau kulit halus,cerah?usir jrawat/ flek,pori besar,turun brt badan 24Kg/minggu,mrh tdk ktergantungan, frutablen solusinya.izin BPOM&MUI. 081807113688/PIN:7CFD8F6F B00001.2014M96199-5

SALON Grand Opening Puspa Ayu Jl.Palagan km7,6 bln Disc AC bathup, kmrmdi dlm,10kapster muda ramah. Parkirluas.Pin265b1612/081913141548

B00002.2014M89168-3

Dana tunai.cepat-mudah-berkah.cair 100%.jaminan BPKB.1hr.proses dibantu.HP:087738191119(Adit) B00002.2014M90167-3

B00001.2014M96176-3

Ready:CPU Buildup/Server/Sparepart PC/LCD/Laptop 2nd Berkualitas Hub:0274-588209 B01126.2014.96209-3

Amora Spa,Refresh your mind+body. Tempat nyaman,Parkir msk.DenganFasilitas TOP. Jl.Mgl Km10,7 HP : 081804244457/ BB51E79E42

Bth Dana Tunai? Mudah 1 Jam Cair, BPKB Motor Aman,Syarat Bisa Dijemput Hub:0878 3943 6983 Yusuf

Central Notebook Jl beli lptop d/a Dukuh Jl.Bantul KM1 No80 Yk dpn Popeye.0817155556/08562535559

B01033.2014M95408-4

Java Home Spa AC air pns tnga prof cr cpt 6trapis u30 SMA jjr mnarik Jl Godean KM9 02749288636 B00002.2014M95693-3

Liena Sln/Grya Msg trma crmbt fcl llr msg dgn 3 therapis muda rmh tmpt nyamn Jl Wates KM16,5 Sntlo. Dtng&buktikan.HP:085742707853 B00002.2014M95981-4

Welcome to Abella Spa Nuansa Elegan rilex&rest sensasional 9 terapys.Fas:hot water,AC,Bath up.085712846575/6517977 BB:7E78D950 B00002.2014M96735-4

B00165.2014.91832-3

Langsung cair BPKB mtr/mbl plat luar ok cair tnggi bng rngn bs gadai mtr/mbl+STNK H.081327669200 B00002.2014M92239-3

Anda butuh dana tunai jaminkan BPKB sepeda motor anda syarat mudah proses cepat.Hub:087839177966 B00002.2014M92615-3

Bth dana tunai? proses cepat, aman,lgsg cair.jaminan BPKB. Hub: 087738512520 (Ito) B00287.2014.92855-3

Dpatkan modal usaha smpai 500jt, bunga 0,95%+cpt.jminan SHM/BPKB, bs sebrakan.082134497843/7877175 B00002.2014M92903-3

Menerima pijet lulur totok aura facial dll Hub : 082242072884 mb Kristy

Anda Butuh Modal KSP CitraMandiri Solusinya Resmi&Dijamin Aman Jminan BPKB H.379849/081234111060

New D’Carolin dengan terapis muda ramah sopan Jl.Gorongan No8. Hub: 087802902903

Dana Lsg cair jaminan BPKB,T.Over, luar kota ok,resmi,assuransi,No pot.08562933633,Pin:321201a0

SHAMPO Promo shampo noni bsy original& Theraskin BPOM,dijamin asli&lbh murah,grosir/ecer.H:087838267678

Mlyni Kredit Elektronik:HP,Meubel Sepeda,Tablet,dll H:Raja Kredit Jl.Bantul Km4,5 No456 Dongkelan (Ringroad ke Sltn 200m) T. 381649

SUPLEMEN

Sgr perdana Arisan Multiguna Emka standar 75jt,Ang 750rb/bl ±6th u/ mbl,mtr,dana.Era 087838514191

B01347.2014.97021-3

B00002.2014M97045-3

B00001.2014M92774-3

B00002.2014M92939-3

B00692.2014.93075-3

B00631.2014M93171-4

REPARASI Servis laptop&PC:mati,lambat,tdk msk windows,virus,data hilang, internet tdk connect.logic 515830

B00002.2014M92443-3

SOFTWARE Anda ingin melakukan pembukuan dgn menggunakan software Akuntansi? Hub:GPlus Software Hp. 0811267143 utk segala bisnis, full support dan garansi B00001.2014M97120-5

LAIN-LAIN

Deposito dpt Honda Vario bunga 1,8% perbln Hub Siswanto KPM Jl Am Sangaji No11 6861739/08122764730 B00002.2014M97052-3

BPR Karangwaru, Deposito TinggiDijamin LPS Kredit Murah 0,95%Hub Kindro : 6544445 / 08122744276 B00631.2014M97291-3

BPR Karangwaru, Kredit Murah 0,95%Jaminan BPKB/SHM Hub Joko 6534686 /085643455384 B00631.2014M97292-3

BPR Karangwaru, Kredit Murah 0,95%Jaminan BPKB/SHM Hub Faiz 08563998729 B00631.2014M97293-3

GADAI Ttp mtr/mbl STNK sgl plat/th lgsg cair&plafon tggi/aman/BPKB mtr/ mbl t.surve/potngn 087738557006 B00002.2014M90305-3

Dana cepat lsg cair jaminkan BPKB anda T.over bisa proses cepat siap bantu anda HP: 081915550535 B01347.2014.96147-3

Kredit mobil/butuh dana jaminan BPKB mobil tahun 1990 motor tahun 2000(Sinar Mas)AAN:08562937314 B00002.2014M96201-3

Bth dana!!NSC Finance.Prss mdh 1jam cair,trm uth,disc angs. jaminkn BPKB. H: Rara 085643532812 B00385.2014M96465-3

Djmn lngsng cair jaminkn BPKB mtr/ mbl non AB OK,No survei,no pot, resmi.081327500706/087739269702 B00692.2014.96734-3

5menit cair tanpa bunga mobil/motor+ STNK HP,BB,laptop,tablet,TVLED,camera,orgen.087738311867

Pusing cari pinjaman cukup dengan BPKB motor/mobil anda 99% Acc.Hub 087738744003

Gadai tnp bunga mobil/motor+STNK BB,tablet,laptop TV-LED camera brg aman tdk dipakai082314427328

Bth Dana Tunai?Prses Cpt,Mdh 1hr, Asurnsi,Trm utuh,BPKB mtr amn.082892035275/087834972520Eny-Devi

B00002.2014M91958-3

B00692.2014.97038-3

Dana cpt lsg cair,jaminan: BPKB/ Elektronik/Mobil,Motor+STNK. Hub:Buana Mandiri 0274-3000145

Kredit Cepat 60jt sd 6M Jaminan sertifikat Tanah rumah di Jogja, Sleman,Bantul T:0274 7444889

Dana tunai jaminan BPKB No surve psti cair hari ini kantor resmi 0817275250/085726975577/7131551

BU Jaminan BPKB Mtr/Mbl Th90 TOTanpa Pot..Aman Resmi Cepat H.087838796669

B00002.2014M91954-3

B00692.2014.92702-3

B00002.2014M92987-3

B00002.2014M96861-3

B00896.2014.97245-3

B00896.2014.97254-3

Homestay harian 200rb fas hotel km dlm TV AC springbed kulkas carport heater breakfast,Jl.Titibumi Timur dkt STPN.H:081226941898

Hutang ush bngkrt ekonomi slt dkar dc jl tnh/rmh plrs jodoh skl dtg mslh hlang 5mnt 085869050102

Hotel Graha LPP Pramindo,AC,air panas,TV,Wifi,Breakfast(2 orang) Hub:087839108472 kamar masih ada

Tahu alamat pemilik AB 1 YP,Call 082326685570.Prize 500K Goo.gl/ 6ncgb1

Puri Janti 130rb-150rb/hr,AC, TV,dll. Jln.Janti 13 bwh Jmbtn Lyg Janti Yk.H:4534030/087838642525

B00002.2014M92866-3

RiasPengantn 6gaya 4jt,Dftr skrg= 1,5jt Paes Ageng,Jogya P,Solo P, Basahn,Muslim,Bart.085329191557 B00692.2014.94135-3

Training trapi tlng blkg+herbal Ibnu Sina bersama pakar kesehatn Holistik+Ketua Thibbn Nbwi Ind tgl 25-27 Des hub 0857 123 61666

B01347.2014.97214-3

B01347.2014.97215-3

Krss bbrshop potong 10model 350rb,pkt 17materi 1,5jt prvt smp bsa dpt srtfkt& modul 081804349600 B01347.2014.97216-3

B00002.2014M96545-4

Pluang usha Loket Resmi pmbyarn On-line PLN,Tlp,Tket,Dll.Free Android.085729886168/085292788168 B00692.2014.97031-3

Duoda,organik dasyat!Terbukti,bt petani atasi kuning&keriting pd tan.cabe.0818 0426 1018

B01347.2014.97218-4

MLM Gabung 99rb dpt 5 sabun wajah sponsor 20rb pasangan 20rb Reward Joss H:087839533224/ BB:7D737B9C

B00002.2014M93925-3

B00002.2014M95983-3

B00002.2014M93297-3

PENGUMUMAN Dibuka Arisan mtr Emka klmpk baru bln Des.Angsrn 150rb/200rb mobil 750rb /1jt/bln.H:087838276003

Krss jahit mlai 750rb prgrm smpai bs wkt fleksibel prlgkpn dsediakan bs privat krmh 081804065608 B01347.2014.97217-3

Krss mskan Eropa mulai400rb. Mskan daerah mulai300rb Snack bakery mulai350rb,smpai bs,prlgkpn dsdiakn, bs prvt kermh 081804349600 B01347.2014.97219-4

Stir Mobil Ultra Pelatih Sabar,Xenia Baru.Hub:487705,089 646 754 634.Nanggulan Maguwoharjo B01126.2014.97261-3

Kalis 9260767,22/12 mcm2 roti bl uder:keju,susu,dll.23/12 bakpao mcm2 btk& isi.24/12 bl hantaran B01127.2014.97263-3

B01347.2014.97020-3

CATERING Dapur Kanjeng Mami Catering Melayani:Nasi Box,Mulai8rb/box.H:087839912160/085600785856/277D531A

B00002.2014M88933-3

Dhewa Dhewi Ctrng harian/rantangan harga mulai 10rb/box/35rb/rantang. Hub:02748063600/08773961044

B00002.2014M92307-3

Alkautsar Aqiqah Hrg Lama Btn1.1,Jtn 1.6,T087738989567/081328241974 Kmi Dtg,Kprcyn Anda Amnat Kmi B00165.2014.93737-3

JM Catering melyni:bx ater2 ml 30rb,bx ayam utuh ml 38rb,bx kendr ml 23rb,bx mkn ml6rb,prsmn,pkt nikah,dekor.618661/085743313277

B00001.2014M96393-4

P.Aqiqoh Syar’i 1jt mtang/prasmn/ nsdos slmtn/syukurn Anda telp kmdtg RizquCtrg:7449994/4396058

B00002.2014M96561-3

LAIN-LAIN 4Life bisnis menyenangkan,terbukti,keuntungan u/ Anda mahasiswa ygingin hasil $.Hub:081804042020

B00198.2014M89863-3

Peluang usaha,kerja part/full-time profit 25-42%,brminat Hub.085227097364-www.bisnissrumahan.com

B00002.2014M93232-3

B00896.2014.97057-3

B00002.2014M97297-3

Call 085292250142,Villa baru dgn kemewahan yg sangat representatif,find your own togetherness! B00812.2014.96337-3

B00002.2014M96578-5

B00002.2014M96580-4

B00002.2014M96739-3

B01033.2014M96973-3

AC Buat lowwat ac ruang.Trm:srvice AC, cuci AC,bngkr/psng AC,jual beli. Nugraha AC.7866191/0817460302

B00001.2014M90891-3

Dewata teknik trm pgln bkr/psng AC ruang cuci,isi gas freon,bocr krg-dingin dll Hub:087839732118

B00002.2014M91577-3

Sgl ttg AC ruang:Serv,Bkr/Psg Sewa, Psg AC Baru/Bekas(bs TT) Selaras Alam AC:9623432/081226954977 B00692.2014.92398-3

Top Jaya AC,Srvice Cuci 35rb,tdk dngn,bngkr psg,mati,eror,bocor murah mnggu buka Hb:087738758922

B00002.2014M93835-3

CV Karya Teknik,trm srvc AC,cuci AC,bgkr/psg,AC netes,isi freon. Hub:085214174690/085743746661

B00002.2014M97305-3

MEUBELAIR Barkaas Jual Mebel Jati ratusan LmariMejaKrs,dipan,toalet,Bufet, etalase, gawang,pintu,jendela,dllJl Bantul Km5 Depan Masjid Kweni Timur Jalan pas Hub08122700229 B00714.2014M89903-5

Dibl kontan dg harga tinggi pol Semua mebel jati bongkaran rumah Gedung,Kantor dll Hub 08122700229 B00714.2014M90942-3

Anda mau jual etalase,springbed, meja kursi tamu&makan,almari,bongkaran rumah dll?Kami bantu.H:[Ind] 08562955954 [XL]081931764323

B00002.2014M97290-3

Bth tamb modal? Jaminkan BPKB motor/mobil cair utuh tnp pot.Hub: Mz kekel 087838485054. Resmi.

Dana cepat jaminan BPKB mtr/mbl lsg cair prss cpt bs ditgg rsmi aman srt dbnt 087838381138 SMSok

B00001.2014M92206-3

Cara membuat pewangi laundry Det cair cuci piring pel lantai softner sampo rmbt dll 081326179340

Krsus elktronik mlai 450rb Corel500 rb Phtshp500rb MS Office350rb. Privat smpai bs 081804349600

FRANCHISE Ingin buka ush slnspa,brbershop, design grafis,elektro,jahit&kuliner? brmitralah brsm kami,prmosi, krywn,kmputerisasi 081804065608

Kredit macet,agnn dilelang,pendana/mediasi perbankan sgla mslh kredit bank/koperasi:085729885678

B00001.2014M94373-3

B00002.2014M92089-3

Dibuka arisan multiguna EMKA std 75jt angs750/bl/±6th u/dana/umroh/ mbl 2nd/renov rmh081328476555

Modal 99rb dpt sabun kecantikan dan potensi penghasilan 20rb-1jt/ hari info Hub:087738652919

B00385.2014M93687-3

B00002.2014M95998-3

B00001.2014M90910-5

B00692.2014.97201-3

Promo!Keagenan tiket pswt&KAI (cek/booking/issued)sendiri 24jam Online system 100rb/www.azhar tourmbc.com Info:081328454648

B01033.2014M96106-3

Kursus stir mobil “Fadli” murah dan bisa antar jemput.Hub:081328856284/0274-6676320/0274-388866

Krsus slnspa mulai 100rb/model,tmsk prlgkpn+mdel,smpai bs,1guru1 sswa,bs privt kermh 081804065608

B00002.2014M96250-4

B01347.2014.93398-3

Guest House 3Ktd/ 4Ktd,full Ac,TV, Km dlm,Garasi luas, Kulkas,dpr& Kolam Renang 081395148905

Homestay Joglo pinggir sungai’JPS 2kt AC,2km heater,kulkas& perabotan,TV LED.Breakfast,laundry, helper, pendopo&parkir.Hub: 081347906126/081545006500

B00002.2014M96885-4

AGEN Buku laris Rahasia Rezeki cari agen discoun hingga 50% lihat di www.rahasiarezeki.com SMS HP:085228306233 ada bonus!

B00002.2014M97145-3

KERJASAMA Bismillah.Dicari mitra krjsma u/buka playgroup&TK cbg ke 2&3.prospektif.bagi hasil.H:08812606399

B00002.2014M88956-3

Hutama Hotel AC, km mandi, TV. Hubungi : Telp 6645766 atau 087738061411

PEMBERITAHUAN Ingin cepat selesai(S1&S2)pindahan/dropout resmi segera wisuda HP:08175466889 bb:7FBE3521

Kurss Catering 40maskn 3jt trbts 3or: Eropa,Chinesfd,Nusantara,Snack Cake Kue Sfdrnk 085329191557

TOKO

Hlg dmpet diTrans Jogja.Brisi: STNK, KTP,SIM B1,SIM C,krtu ATM,NPWP AN RM.TH.Esti Priatmo AB6275HH

HOTEL/PENGINAPAN Anggun 30-50rb nginap kmd dlm,tv LED 32",free wifi,aman 24 jam.Jl Kaliurang km 19 H:085868248449

B00002.2014M94812-3

B00002.2014M97289-3

Dana super cepat!NSC Finance, taksiran murah,cair hari ini,aman.H: Ervi 0877.5635.2323

B01033.2014M97272-3

B00692.2014.90521-4

B00002.2014M96747-4

PRINTER & SCANNER Jual catridge 2nd Canon 810,811 745,746 40,41.Dibeli catridge baru/ 2nd Hub:Aswi.com Telp:8296969

B00002.2014M89980-3

Umrah Super Hemat $1450, Des’15 dan Jan-April’16. Hub: SafaMarwa 0274-4462999 / 085878280778

Kursus gratis bersubsidi Bansos program;tek.komputer syarat:KTP DIY.Belum kerja usia 15-40th.. Hub:IMBIA Jl.MlatiWetan No.8 Baciro Tlp:544489/085729848271

Kursus jaminan kerja inggris/akuntansi/komputer.Hub Nindya Gama Jl Nakula 16A Wirobrajan YK.Telp: 74370520 HP:081578956084

B00896.2014.97247-3

B00002.2014M93631-3

B00385.2014M94345-3

B00002.2014M94519-3

PAKAIAN

LCD Rental LCD Projector,Utk Meeting, Presentasi,Nobar,Dll. H:0274 3335097-BB:5133E646 Buka 24 Jam

B00002.2014M93602-3

Pengen KPR yg cepet ga ribet yg pasti ga pake BI Checking.Hub: 087839459777

KONVEKSI Menerima jasa jahit,sprei,bed cover,jilbab,pesan kaos.Hubungi 02747479490-081215673710

B00002.2014M97047-3

Dapatkan modal mudah cepat cair tinggi terima utuh ringan/bln aman jaminan BPKB mtr 087839003404

Butuh dana 5-500jt B.0,95% proses cpt jmn SHM+BPKB No Pinalti. Akhid 087738444344/085799867991

B00812.2014.95799-3

B00001.2014M96769-3

Beli Tinggi!Laptop/Netbook,LCD/ LED/TV,HP,Tablet,PC. Segala kondisi. Dijemput cpt! 089644147797

Cair max!Tnp potongan angs mrh jam BPKB mtr/mbl gak ribet KTP luar ok T.Over ok.Hub:081903732520

B00002.2014M89165-3

FOTO COPY CANON IR5000/5075/6570/4570 EX USA Murah bergaransi/kredit oke. Hub: 081809149098/ 081392534399

B00385.2014M96669-3

B00002.2014M93292-3

BANK Brmsalah dg krtu krdt&KTA legal, stres dg klektor disk30-70%.Hb: Kaka 02749435244 Tomi 02749755830

Salon 150 makeup 200 sanggl 100 ptng P/W 250 menjht 200 bordir 300 kuliner 200 www.kursus kusumatiara.com 087760807623

B00165.2014.95557-3

Butuh Dana Cepat,1 Jam Cair, Jaminan BPKB Motor Anda,Ochi 0877 2525 3151 Sms Oke B00165.2014.91831-3

B00812.2014.89772-3

Dibeli/Borongan Warnet Hdp/Mati/ Laptop/Comp/LCD Mb/Hd/TV/Dll. 0274-6624922/082133758103SmsOk Laptop/netbk acer,asus,tsb.Dll:1jtn CPU:375 Mon:175 Printer:200 bs tukar tambah.Ebit comp.2624007

B01033.2014M97268-3

KEHILANGAN Hilang STNK An Munajat,Suzuki No.Pol AB-2260-WG,perkiraan hilang antara Kasihan-Gamping,yg menemukan harap hub:Bp Munajat,Nitipuran DK II Sonosewu,RT.07 Ngestiharjo Kasihan Bantul.085729231531

B00287.2014.97102-3

KURSUS Stir Al Fattah Maguwoharjo ada tempat khusus latihan utk pemula, dr nol.Smp bisa. 085701155141

B00002.2014M93350-3

Beli Hidup/Mati Laptop,Notebook, Monitor,LCD,LED,PS2/PS3Dll. Djemput087838398788

B00001.2014M97242-5

B00165.2014.97082-3

B00385.2014M91867-3

“New Geisha Sln”dg trapis md,aman RRbrt p4an Demakijo keutr 150m/ tmr jl bk:9pg-8mlm 087838235199 B00002.2014M92954-3

B00002.2014M91928-3

Umroh Promo Jan-Jun:9,11,13,17 Hr(Arba’in) Eco&VIP,Umroh plus Cairo&Turki:Feb,Alfatiha:9111548/ 081578872236/081226829877,Sgr

Umrah Ekslusif $2000,Pswt Garuda. Htl*4.Brgkt25Jan15 Seat Trbatas. H:SafaMarwa4462999/085878280778

Tlh Hilang STNK AB2507SF a.n Lucky Andriyani alamat Alun-alun KG 3/65 RT 38 RW 9 Purbayan YK

B00002.2014M90078-3

Jual HP Compaq Ci3 350 2GB Hdd 320 display 14in mulus @2450.000 081225779605. Garansi

B00165.2014.91829-3

B00812.2014.91331-3

Dapatkan solusi pembiyaan umroh& haji plus bersama PT Arminareka Perdana Hub:David 0821 4491 2600

B00812.2014.96335-6

B00002.2014M84630-3

Gadai BPKB Mtr/Mbl Cukup KTP,KK, 1 Jam Cair No Bicek No Survey Pndtg Ok Sms:087837515155 Pst Cair

B00812.2014.90948-4

B00165.2014.90233-3

Mau Umroh sesuai Tuntunan Nabi biaya trjgkau?Bersama AL-MULTAZAM INTERNATIONAL Cab.Yk08977233955

Hlg Dompet Isi STNK AB5186KU An.FX.Suyono KTP&SIM An.Dimas Prasetyo Aji Hub:0877 3930 1502.

B00385.2014M79875-3

B00001.2014M95337-3

KREDIT Brmsalah dg krtu krdt&KTA legal, stres dg klektor disk30-70%.Hb: Rano 02749192352 Andi 02749187812

B00002.2014M97288-3

B00385.2014M79872-3

Bayar cash!! Harga tinggi!! Laptop/ netbook segala kondisi bs jemput 24jam 08562535559-0817155556

SABUN-KOSMETIK Grosir Parfum lokal30rban cosmetik BSY Pepaya Pikang Walet SJ Kutek dll 081228041661 Pin52234312

B01033.2014M97256-5

Gabung voucher emas dapat profit 8% perminggu berulang-ulang info Hub 087738652919

Showroom Notebook dibeli tinggi laptop notebook hidup/mati eror bs dijemput 6678449/081392051116

B00896.2014.94199-3

B00002.2014M97316-3

B00002.2014M90231-3

Umroh1xGrts3xUmroh u Kel,Instnsi, MajlisTa’lim Dll,H:www.amanajogja .com 0274-7823360/081802666516

B00002.2014M93786-3

Seminar Rahasia Kaya dr Nabung CrdasSyariah+Income10anJt/bl,Selasa 23/12/14 j15.30 diBank Sinar-mas, JlSoloJogja,Gratis,ikut? Ktk SMS: SP#nama.Krmke087738355503

B00002.2014M74948-3

Dibeli..Dibeli..Dibeli terus..Service panggilan laptop/PC/LCD/Notebook.Telp/SMS:087733883338

B00002.2014M97284-3

HAJI/UMROH UmrohsesuaiSunnah,LandingMadinah, PT.Permata Umat,08122705524,Pin 24E7C004,www.permataumat.com

B00002.2014M92329-4

B00001.2014M96748-3

Dibeli tinggi laptop segala kondisi syarat legal 24jam bisa dijemput 087839375907 Pin 27C7F0BC

Raja murah gesek tunai klitren 1,5% pelunasan 2,5%. Telp:0274-585235/087839900922 depan UKDW B00001.2014M94401-3

B00385.2014M96696-5

B00002.2014M96746-4

LAPTOP Dibeli laptop/CPU/LCD proses cpt hrga tnggi siap jmput Jogja&Sktr sgla kondisi sms 085729303633

Charin Pijat&Terapi Utk Keluhan Pria Dewasa,Ditmpt Di Gamping H:0878 3833 2211 Tmpt Br Lbh Nyman B00165.2014.97269-3

B00385.2014M96690-5

Subjek Uji:Klas 3 SD dibwh rata2 Dikuatkan otaknya, raih 100 UNAS Mtmtika SMP.Kini di T.I UGM IPK=3,56.Karya gamenya msk finalislomba I.T. tingkat nasional.

B00002.2014M96254-3

Promo Paket umroh 9 hari hotel *4 hrg $1999 berangkat tgl 24 Januari dan 11 Februari. Gratis Umroh untuk yang ajak 5 jamaah. Hub: 082134492457/0274-370679

Dibeli tnggi laptop/netbok/DSLR/ LCD/kmptr/dll segala kondisi 085725750750-087738844475-2B4F79CD

B00001.2014M93439-3

B00385.2014M95228-5

PTN,PNS,BUMN,dll hny terima ygpintar.Lihat dg seksama rapor anak Anda skrng,pantaskah ia disebut “pintar”.Tolonglah dg “Kursus penguatan otak anak”,9447574

B00692.2014.94424-3

Bibit Zaitun,Tin,Bidara Arab,Sawo Australia,Anggur Brasil,Pachy Afrika 087738475085 BBM 74B74124

Peluang Budidaya Jahe Organik Modal 2,5jt Hasil Bs 10jt Jual Bibit. Pelatihan,Beli Panen 085228747900/ 081804166118SMS088806074357

Bntu tutup kartu kredit/KTA hanya bayar 30%, hutang lunas 100% Legal. Hub:089604553585 Sofi

B00165.2014.97267-3

B00385.2014M93778-3

Dipredeksi 2025 minyak Indonesia hbs,hdp lbh rumit,dukung anak Anda bisa kerja otak (bkn otot) yglbh makmur, siapkan dg “Kursus penguatan otak anak”,9447574

TIKET Cek Tiket Promo Pesawat via SMS/ WA/LINE:08562809999 PIN BB:2B52A999 Facebook.com/Bursatiket.net

B00001.2014M94399-3

Anda karywn tetap PT?Bs dpt dana tunai sd 5xGaji.Lama kerja >1thn bnga 1,4%,DIY-Jateng Ady:087839775899/0274-9339366

Imelda 25Th,Baik,Manis,Sabar Jd Tmn Curhat,Service Ok.Call XL: 087838276039,Tri:089510039034

B00074.2014.91771-4

B00165.2014.94510-3

LAIN-LAIN Langsung oleh psikolog pnemu “Kursus penguatan otak anak”,prestasi sgr melejit,UNAS OK,9447574

TANAMAN HIAS Wit gedhe:mangga,durian,jambu madu deli,apokad wina,rambutan, dll.Hub:08122707724

UmrohsesuaiSunnah,LandingMadinah, PT.Permata Umat,08122705524,Pin 24E7C004,www.permataumat.com

Beer Msg. Lulur&Terapi u/relax dijamin fresh kembali Khusus Wanita Call Deny 087839215708/24 jam B00896.2014.97252-3

B00896.2014.97058-3

UNIVERSITAS Kuliah Prog Transfer Jlr Khusus Smua Jur D3/S1/S2 Akreditasi Resmi &Cpt Slesai H:0819 0371 3347.

TAMAN

Pelatihan Cara Kaya Dg Kartu Kredit Bea 500 rb Jumlah Pertemuan Bebas H:089620982143 SMS Ok!

KARTU KREDIT Terima gestun semua kartu Visa Master dr 1,5%.Klodran bantul km 10.T02746956662 Muna,08888556842,08112532444 Agus

B00896.2014.97250-3

B00002.2014M96626-3

Nulis Dikoran Hasil Jutaan Nyata& Pasti,Min 300Rb/Hari,Mudah& Praktis,Bisa Dikerjakan Siapa Saja, Metode Terbaru,Belum Pernah Ada. Buktikan! Hub:085 727 686 563.

LES/PRIVAT Les Calistung Baca Tanpa Eja H:Superkid 087838135000 .

Ayo bro=Gadai motor/mobil+STNK/ BPKB mobil dan sertifikat=Langsung cair-aman. Hub:087734720440

B00002.2014M96955-4

INVESTASI “2,5%Perbulan deposito KSP Karya Mandiri Klembon Sukoharjo Ngaglik Sleman minat hub: 0274-897564

B00002.2014M96096-6

Bisnis prospek cerah,bonus harian jutaan,dicari leader digaji 2jt/ bln,serius SMS 085729286777

B00165.2014.96687-5

B00385.2014M97221-3

Tubuh anda ingin fresh dan rileks, H:Ida 087838234778.Ringroad Timur perempatan Kotagede Modalan

Dijual tnmn herbal kunyit hitam langka hitam legam,ampuh mengobati kanker,jantung,diabetes, berbagai sihir,sangat terbatas.hrg indukan 1pot 21jt,anakan 10cm 12jt, anakan 3cm 3jt.Hub:087738777721

Gratis training kesehatan Holistik & Tani Ternak Organik & Alumni disalurkan kerja, syarat hub Ust Yayat 0857 2974 2512

B00002.2014M96496-3

Lagi Galau? call me jd fresh& relax,bs mandu karaoke,pokoknya OKkhss dipggl: Fitri 087838421344

PELUANG USAHA

HALAMAN 19

B00001.2014M93142-4

LES/PRIVAT Sambut Thn Baru’15,Bimbel Alfarabi Buka Discon Bg Siswa Baru.All Mapel,SD-SMA/SMK H:08882718553

Beli brg bekas Anda meja kursi almari,kayu bkas rmh dll cck bayar kes.H:02749176108/085729705037

B00002.2014M96980-3

B00002.2014M96076-3

Trilia Music: Solusi private musik segala usia. Minat hubungi: 087739592658

TIKET Tkt promo pswt,KA,voucher hotel. Tour Spore,Mlysia,Thailand.Java Holiday.0816665608.pin:2B2BB2AA

B00002.2014M96874-3

Les klas/privat SD/SMP/SMA nem tinggi/lolos SBMPTN.Hub Nindya Gama Jl Nakula 16A Wirobrajan YK. Telp: 0274370520/HP:081578956084

B00002.2014M92624-3

B00002.2014M96881-4

Bimbingan belajar PNI TK SD SMP SMA Umum promo liburan 80% 14000 per pertemuan.Hub 087739673859

TRAVEL Sopir+All New Avanza/Xenia hanya 250rb luar kota ok.Telp:6642401 SMS/WA 081229510800 siap 24 jam B00002.2014M94395-3

Bali akhir tahun 900rb 30Des-3Jan Fas:Bus,makan,htl,OW,Asuransi, allin H:Satria Tour 0274-2147575

B00002.2014M96940-3

SEKOLAH

B00002.2014M94849-3

B00002.2014M90653-3

Kurss Catering lkp40mskn 6jt dftr skrg=3jt:Nusntr eropa,chinsfod, cake,kue sftdrnk 085329191557 B00692.2014.90881-3

Javas Aroma Jl Pket Hemat Resep+ Bahan u/60Lt Det Cair Polos=170Rb Det Cair Polos+Oba= 200Rb Sunligt+ Byk Busa Plos=250Rb Softnr+Micro Pfm Plos=180Rb Sampo Mbl Salju Polos=150Rb Super Pel Wangi= 225Rb Semir Ban=500Rb Softerjen +Oba Plos= 275Rb 0857-0244-4121 B00165.2014.91466-8

Mari beternak uang.150rb jadi 25jt/ bln.Brosur+modul kirim gratis sms nama+alamat ke:082313285225

B00002.2014M92506-3

Resmi:Nabung 350rb 8bln jadi 453jt.Kredit tanpa jaminan sd300jt bukan MLM.Info sms:087745596081

BARANG BEKAS Dbeli-Lmari/Kursi/Elektronik/B-Antik/ Perl-Bayi/082327578130-Timur Stikes Ayani Gamping.RR-Slatan

WISATA Ruwatan di borobudur sabtu (minggu I) tiap bln, cerahkan aura, jernihkan pikiran, tenangkan jiwa, tingkatkan charisma/inner beauty, bersihkan energy negatif,ngurangi sial,lanjutkan wisata spiritual 3 hr 2 mlm - 085725671550

B00692.2014.97193-3

B00692.2014.97195-7

B00002.2014M92546-3

Sgr perdana arisan Multiguna Emka std75jt ang750rb/bl±6th bs beli tnh,bangun,mbil.H:087838266319

B00002.2014M93283-3

Jual parfum laundry eceran/grosr mulai12,5/L;dtj cair6/L; dtjn bbk7/ kg.H:CV,Satria Maju Abadijl Perumnas blkg Amplaz 087738471973

B00198.2014M93651-4


HALAMAN 20

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

LOW.RUMAH MAKAN Dicari wanita max35tahun untuk warung makan rawon di food court colombo Jakal km7.H:081215315544 B00812.2014.96993-3

Dibutuhkan 2karyawan utk wrg makan max 30th jujur rajin dan ramah Hub:087739060522 B00002.2014M97174-3

Dbthkn tng pria serabutan/pnglmn max23th,tdrdlm.Rm Cita rasa Jl Kaliurang km6,5 Hub:085322303054 B00002.2014M97306-3

Bth serabutan utk rmh makan diJakal km14,adames,mkn3x.Gaji 7501jt.Sms 087738043356/087839201314 B00002.2014M97313-3

LPTKS Prshan Docking Shiping Balanda Anthony Vederich.Bth 30 org tng welder pnglmn.Gj Euro 2500.00 s/d £3000.00 & 120 org tng helper non pnglmn gj Euro 1750.00 s/d £2000.00.Biaya pmbrngktn bs ptng gj.H:PT SBI Jkt 02129821219 HP:081223342211/ 081281856468 Bp.Angga

TEKNIK Dcr SMK Elektro/Elektronik,llsn 2011/12/13.Krj srbtn,dididik jd teknisi, Laki²,periode 30hr.H :08975069222/ 0818641749.Jl BugisanYK B00002.2014M93234-4

Dicari lulusan STM las listrik domisili Bantul/Yogya.Hubungi: 02743 010 980/085878901310 B00002.2014M96520-3

2 laki max 23thn sehat,SIM C,tidak rokok,utk bengkel cat mobil&service motor.Hub:08562865998 Yk B00001.2014M97091-3

TENAGA KESEHATAN Apt p.jawab&aping sgr!syrt stra bs shift pagi/siang gj stan IAI+bns krm CV Apt Panjianom JlSutoyo75 Yk/email panjianomapotek.yogyakarta@gmail.com 081802721652 B00002.2014M95662-5

B00001.2014M82303-8

KRJ KOREA gaji 11-18 juta/bln, biaya brgkt 1 juta, hub. BKLN Rhona Jogja 081 126 6612, 0857 4358 0006, www.rhonajogja.com

B00002.2014M96615-3

Bth TKI P/W:Twan,Hkong,Macau, Spora,Brunai,Mlsya,Pbrk,Knstrksi, Resto,Clener,ABK,PRT:087835592666 B00879.2014M95151-3

BthTKIP/W:Twan,Hkong,Macau,Spora, Brunai,Mlsya,Pbrk,Knstrksi,Re sto, Clener,ABK,PRT:087835592666 B00879.2014M95455-3

UMUM Dibut:kolektor koprasi,Gj 1,2jt+mkn 15rb/hr,fas kndraan+bnsin,ad insentif+jenjangkarir.Hub:897564 B00002.2014M95605-3

Karyawati+sopir+serabutan.Toko Bangunan Tresno Jl.Kaliurang KM 5,6 YK.SMP/SMA.Gaji+bonus+mess= 1,2-1,6jt.Pemilik.SMS.087739151398 B00002.2014M87843-4

Gemilang Building Care bth byk: Cleaning Service,Security,Housekeeping; max38 th,Min Smp/Sma,Pnmptn: Jogja.Dtg/Krm: Hrd PT Tata Karya Gemilang,Jl.Sukun Mbs No.3, Concat,Yk. T:0274-889981, HP/ SMS:081804160876(DANI)/08773968 8803 (DALIMIN).Gratis/Bukan Agen. B00631.2014M90570-8

Butuh wanita cantik max 25th untuk pemandu karaoke diJogja .gaji 1-4jt/bln.Sandra 082133778832 B00812.2014M92122-3

ADM-KEUANGAN Kasir Mnmarket L/P Max25Th,Single, Min SMA/K.Lmrn ke:Mamamart Perum Timoho Asri 5/5B.085643327270 B01126.2014.97011-3

Perusahaan/PT.Baru sgr mbthkn karywn/ti dlm kantor,minim SMA, 17-58th.2,5jt/bl.Tika 085641937665 B00692.2014.97037-3

Bth adm ktr/pmbkuanP/Ftime(job bs bw plg)600/mg.Intrvw LgsKrj. Krm dtdr ke087719043613/Karlina B00692.2014.97198-3

KAPSTER BthStylis/kapster wnt u sln AYU&SPA, khss wnt,Jl.Raya Candi Gebang R2-3 PerumJambusari Concat Slmn, max27th,Gj min1jt 081392634133 B00812.2014.96996-4

Dbthkn kapster wnt,pngalmn, serius hub.Elka salon,jl.Godean km 7. tlp 087738398777,081392152777 B00692.2014.97033-3

Kusuma Salon cr sgr 3kapster & tng pijat wnt max27th menarik.Gj1jt kms+bonus 5jt/th 085329191557

GURU Cri 1wnta max35th bisa mngjar Bhs Korea utk kerja sma buka LPK di wil Cilacap.Iyagi 085602194449

B00002.2014M93838-3

But guru Bhs Inggris/Akuntansi/Komputer S1 UGM/UNY.Hub Nindya Gama Jl Nakula 16A Wirobrajan YK.Telp: 0274370520 HP:081578956084

B00002.2014M96887-4

B00002.2014M96888-3

Dibut:Marketing koprasi,Gj 1,2jt+mkn 15rb/hr,fas mtr+bnsin,bns+jenjangkarir,diut brpglmn.H:897564 B00002.2014M96915-3

PENJAHIT Dibutuhkan tukang jahit kebaya berpengalaman.Kalau minat hubungi: 085743879099/081904205129

B00812.2014.96334-3

Butuh karyawan laundry,syarat wanita usia max35th,jujur,tanggungjwb, wilayah Concat 085728833657

B00002.2014M96925-6

B00812.2014.96651-3

Bth tnga cewek utk Laundry maks 40th ditempatkan di 5cbg di Jgja sesuai domisili Hub:02749360226

Dicari tenaga jahit profesional cowok cewek,gaji tinggi,kirim lamaran di Monic Butik.Jln.Cempaka 34 Deresan Gejayan Jogja

B00002.2014M96829-3

B00812.2014.96988-4

Dicari karyawan utk setrika diutamakan pnglmn,8jam krj,gji mnrik,bonus. 081915564445 Star Laundry

Dibthkan penjahit wanita berpengalaman,halus,utk jait kebaya,jujur, ulet,max:27th.Hb:085641990875

Dbthkn wanita utk tenaga laundry jujur,rajin,bisa setrika&cuci.H: Washing Time Laundry 0817264111

Dibutuhkan segera tukang jahit Hub 370317 / (0274)9861110 Lokasi Panembahan Yogyakarta

B00812.2014.96653-3

B00002.2014M92241-3

Pria/wnt,maks 30th,utk dapur wtg,pglmn,shift,lokasi:sekitar Gejayan,min SMP H:087838950477 B00002.2014M94016-3

B01126.2014.95580-3

Dcr sales bolu Cholver gj 1,3jt/bln ug bnsn/10/hr ug mkn 100/hr bns 1jt/bln Hub:085601524742

Bth sgr krywti laundry jjr,trampil.Gaji menarik.Plaza laundry Jl.Kaliurang km13 SMS 081229908899

B00002.2014M90330-3

B00002.2014M93917-3

B00002.2014M93253-3

Gratis biaya bth tnaga krja utk perkebunan sawit,di kalimantan mess dsediakn.p.agus.085725973263

B00692.2014.97036-3

Dibutuhkan karyawati Rumah Makan Rata-Rata tidur dalam,islam, gaji+ makan+bonus SMS:081228570606

But Krywn Pot Rambut Pria ,Pnglman, Gaji 2Jt,Usia Max 30Th Mslim ada tmp Inap,Jogja.H:081804067909

B00002.2014M96633-3

Cr sales TO&motorist distributor consumer good tunggal kepasar,swlyn, horeka.Gaji menarik ke:Gg.Gambir 20 Jl.Palagan TP. 6658899

B00002.2014M96097-3

B00002.2014M96965-3

B00812.2014.93384-3

B00002.2014M93241-3

Magang Jepang gaji 10-25jt resmi Depnaker RI.Hub LPK Hikari Jl Imogiri Timur Pleret 083840661396

PT Mega Inti Persada bth cpt Sales Credit Card,P/W,max25th, minSMA/ msh kuliah.Rendi 085792222210

LOW.RUMAH MAKAN Dibutuhkan karyawati Rumah Makan Rata-Rata tidur dalam,islam, gaji+ makan+bonus SMS:081228570606

Bth sgr stylish/kapster salon kss wanita.Ramah jujur niat kerja H:087838661981 Moetiara Salon

B00002.2014M96089-3

Dibutuhkan Sales utk kelilingan lantai kramik&besi beton(luar/dlm kota)SIMA&C H:08885999805

Londri diLempuyangan cr tng wnt mak35th,jjr,niat kerja,bs tdrdlm gaji850rb.libur3x.H:08562905529

B00002.2014M96883-3

KAPSTER Salon baru Puspa Ayu Jl.Palagan km7.6 rame,pglmn tdk diutamakan, gaji+bns psti laris 087738336027

B00879.2014M92553-3

Bth cpt pelayan bakso cowok, SMP, Mslm,jjr,mx30th,Gj900rb,Okti: 087838759159 Frida:087739241541

LAUNDRY Dibutuhkan karyawati untuk Istana laundry area Cebongan dan Jakarta. Hubungi: 081903033770

B00812.2014.93021-3

Wnt Muslimah,max 30th,utk kasir srbtn wrg mkn,kerja shift,lokasi Mrican-Demangan H:087838950455 B00002.2014M94018-3

Dcr krywn/i u.Rmh Mkn Mandiri .Syarat: pny KTP/KK,prnh di RM/ Lesehan,tdr dlm,Max.30th,Gj+bns Mnrk.Hub:Jl.Janti Gg.Damar 22/ 087.808080.335/0856.4316.0894/08783. 1616.000.Hny yg serius.Bkn pnylur B00001.2014M94641-6

Bth 2 wnta kerja di Wrg Sate Tengkleng Gajah.Dtng lngsung Bulurejo Minomartani.Tlp: 081227686809 B00002.2014M95977-3

B00002.2014M92319-5

Dibutuhkan P/W SLTA u/Crew Kapal Pesiar Amerika,Eropa,Gaji Minimal 10Jt/Bulan.Hub:085776765533.

B00002.2014M96056-6

Dicari tenaga marketing diutamakan berpengalaman diKoperasi/BMT.Lamaran dibawa langsung kekantor Bringin Life Syariah.DiCokro Permai Blok 4,Jl.Cokroaminoto.Ketemu Anis,22-23 Des’14 jam 14.00

B00002.2014M97302-3

Serabutan.pria/wnt.gj+bns+mes= 675rb/1,35jt.SMP/SMA.srt lmrn. pmlk lsg.SMS:081392228999.depo air mnm isi ulang biru.Jl Argolubang. bwh jembatan layang Lempunyangan

Bth sales marketing utk perush plastik gj 1,2jt.Krm lam ke JlPerintis Kemerdekaan YK 087739350987

B00812.2014.96655-4

B00002.2014M96998-3

B00002.2014M97146-3

SECURITY

B00692.2014.93694-3

Bth B.sitter/PRT.Jkt/Bndg/luar Jawa gj s/d 2,5jt+uang cuti 200rb.Maya: 087838432370/085702023007 B00001.2014M93738-3

Low PRT,BbStter,rukti,Admin,juru msk,jg Toko/rsto,pabrik,OB, sopir. PT ESMA.Jawa/luar 087838797021 B00001.2014M93924-3

Smpngan bs krjkn drmh psg gntngn teh hrbl rosela,upah krj 1box 50rb,20box 1jt.H:Aji 085764849252 B00001.2014M94397-3

Dibutuhkan tenaga terapis wanita yg berpengalaman/non pengalaman Hub:0274-411189/0811482328 B00002.2014M94847-3

Dicari staf HRD,8am-5pm,6day/ week,kontrak 1th,gaji UMR,sent CV&foro: hrdcrows@gmail.com B00002.2014M94865-3

Optik Tugu lowongan SPG Counter. Syarat:Wnt,max25th,min SMA/K, single,Gj+bns+tunjangan diatas UMK .Lamaran diantar sendiri Optik Tugu Jl P.Mangkubumi 19 Yk.SMS 082225-4343-53 www.optiktugu.com B00001.2014M95602-6

Optik Tugu lowongan RO/ASRO. Syarat: Pengalaman kerja Optik,min SMA/K,Pria/Wanita,max30th .Gj+ Bonus+ tunj sgt menarik.Lam lsg OptikTugu Jl P Mangkubumi 19 YK.SMS:08-222-5-4343-53 www.optiktugu.com B00001.2014M95603-6

Butuh banyak Marketing&Teknisi Produk IT min SMK usia max 27th pengalaman 1th&bisa Computer, gaji+komisi menarik.Dijamin langsung kerja.Segera ke Jln Kebun Raya no 1e Gembira Loka. 0274 412087 B00002.2014M95816-6

Grand Opening Mitra Jaya Abadi, Butuh Staf SPG/SPB,Syarat:SMU, D3,S1 Mnrik,Kmnkatif,Energik. Fas:Gaji diats -/+2Jt.Disediakan Mess,BPJS,Trnspot Langsung Interview Ke:Jl.Bumijo 28 Jogja (Samping Dr Etnawati,Depan Fotocopy Rejeki) B01126.2014.95906-7

Dcr Cpt 11 BMI Kanada.Mdh,Cpt (1bln), Aman,Murah,Bs Ptg Gaji H:Andi 087804801488/085727713267 B01126.2014.95910-3

Cr PRT,BbStter,jg orang tua.Gj 2.54jt u/ Malaysia&waiter Batam gj 1250.Sgr PT Esma 087838797021 B00001.2014M95959-3

Dicari agen propolis barzilianano tech hubungi Rsarwani HP 081328707875 Jl Magelang Km13 Krapyak Triharjo Sleman B00002.2014M95985-4

Cr 2 tng wnt bantu terapi kesehatan, gaji harian,20-40th,tdr dlm,bersih, sopan H:085643711686 B00692.2014.96123-3

Bandara Rmh Skt hotel Bank BUMN bth SLTA - S1 utk staf adm satpam sopir cs fo PDL H.085693409595 B00692.2014.96126-3

Butuh segera kapster, Mawar Ayu Salon Jl Kabupaten 087839480333 Niat kerja

Low Martabak Mns-Asin,pria,mslm, max 26th,pend min SD,gji 50rb/ hr,pkl 16.30-02.00 WIB,Lok Seturan ,mkn&tdr diluar.SMS:085890931395

Butuh cepat 5 kapster cewek hubungi Salon Sheva Jl Kabupaten. Telp : 087839195509

Waitress untuk rumah makan hub Tea Factory Jl Bumijo No.2(dpn DPU) 087738726565

Bth sgera tenaga packing.Bisa dikrjkan dirmh sndri.Upah 50rbu/box. Stor byr.Bp.Fahmi:085713597787

Dibthkn u/ Hairstylist&Kapster penga lamn diutamakan.U/ salon di daerah Demangan.Syarat:P/W,jjr, penampilan menarik,ramah,max 35th.Minat H:081328066888/0817270270

Dibutuhkan 2 orang wanita bisa masak untuk kampus UII Jakal Hub:087843150380

Dibutuhkan karyw/ti utk kuliner dikawasan Demangan,Gejayan. Pnmpilan mnrik,jjr,dsplin,maks30th. MinatHub:081328066888/0817270270

B00002.2014M95982-3

B00002.2014M95988-3

B00001.2014M96153-5

Dicari Kapster Wanita Berpengalaman.Hub:087738423539 Yulia Jalan.Imogiri Timur Yk B01126.2014.96392-3

B00002.2014M96027-4

B00002.2014M96177-3

B00002.2014M96782-3

Dibutuhkan 3 orang laki² untuk lesehan. Minat hubungi : 087839371434 B00002.2014M96896-3

Dibutuhkan 3 orang Tenaga lulusan SMP, untuk Cuci Mobil. Hub: 0816682745 B00812.2014.96134-3

B00002.2014M96152-3

B00001.2014M96154-4

Serius parttime mahasiswa Yogya 2-3jam/hr waktu flexibel,halal& mau kerja.Hub:085747537901 Ajiek B00001.2014M96173-3

Dibthkan tenaga kapster,potong rambut,gaji menarik,blm bs diajari ,Serius.Hub:087738730255

Dibutuhkan karyawan untuk operator outlet makanan khusus makanan usia max 35th Hub 081215152565

B00001.2014M96793-3

B00002.2014M96245-3

Dibutuhkan karyawati untuk salon spa,khusus wanita,hub:Ratu Salon Jl Pintu Selatan belakang UPN Seturan.Tlp:0274-6552525

Ingin Phsln diatas 2Juta? (Halal). Ini Kesempatan Kerja utk 4 Wanita 17-30Th,SMP/SMA,Pnmpilan Bersih.Hub:0877 3811 4004

B00002.2014M96905-4

B01126.2014.96389-4

Dcr kpster/tng rflksi Pria/Wnt utk daerah wisata Malioboro gj 1,2+bns, siap krj.Srius”MegaSalon”,JlSosrowijayan 22YK 081802633359

Dibthkn 1 Org Karyawati max 30Th, SMA,Serabutan Hub:Toko Rukun 2 Diro Jl.Bantul Km 8 Tlp:6638330 B01126.2014.96391-3

Dicari kapster wanita.Usia max 32 thn.Hubungi: 085601538891. INAYA SALON Jl.Ringroad utara

Dibthkan karyawan cuci mobil usia 18-30th 999 Auto Care Gallery Jl.Cendrawasih No.32 Gejayan. Hub:0274564427/087738209333

B00812.2014.96992-3

B00001.2014M96475-4

B00002.2014M96909-4

B00002.2014M96938-7

B00631.2014M96952-3

Dibutuhkan karyawan gudang bagian Cari Perawat Anjing,tdr dlm,tak bongkar muat&kirim bw lamaran ke takut kotor,disiplin,syg hewan. Hub: 081802736669 (SMS / Tlp) Jogja-Solo km10 087804977749 B00631.2014M96954-3 B00002.2014M96630-3 Cari : tenaga sales & serabutan Bth karywt u/tk pakaian mx25th.Lmrn: Ibu Vivit Perum JomborBarublok 2/ syarat: punya kendaraan,pekerja 12 Mlti,Slmn H:08175416627 keras, Hubungi: 089630721981 B00198.2014M96962-3 B00002.2014M96649-3 Staff Bimbel,wnt,Muslim, Bth kywn/kywti Toko Kompt umur Butuh pend.SMA,jjr,pny motor,bs kmptr dftr max18th.Lmrn JlGodeanKM1(dpn Astra k Bimbel GSC 085602135006 Tlp Motor)NabillaComp 085643001609 B00002.2014M96983-3

B00692.2014.92147-5

MARKETING-SALES Dbthkn sgr 2 Salesman & Salesman Medrep utk distributor farmasi.Syrt: llsn SMA,usia 25-35thn,berbadan sehat, disiplin,jujur&tggjawab.H: PT.Lenko Surya Perkasa,Jl.Imogiri Barat KM8,YK.081362389888

B00002.2014M96904-3

1PRT masak+bersih²900single,jujur, Bth PRT Wnita untk bersih2 dan 1kasir comp single,Krist+ 1STME lctro jaga rmh d Jkt usia 25-45thn Gj1,2Jt brminat Hub:087802867449 single+1pnjhit087839797500 B00002.2014M96947-3 B00002.2014M96613-3 Kantor Pegadaian Jateng DIY Dcr Babysitter&Pembantu RT,max35th, but:staff+OB L/P SMP-S1 gaji:2- jujur,dspln,sehat,kuat,pglmn min 1th081904188788/081802736669 6jt.Hub:087734956360

B00692.2014.90878-4

B00002.2014M97163-3

UMUM Dibut tng packing hsl laut di Tangerang,laki2 maks 35th Hub:089 70209860 sms

Dibutuhkan 2karyawati/cleaning servis,2wanita untuk massage/ B00001.2014M96478-6 lulur,gj 1,2jt.Hub:”Mega Salon”, Bth 20 org min SMU,menarik u/ calon Jl.Kyaimojo 13 YK Sgr 0818262655 B00002.2014M96911-4 staff Bandara.siap mgkti diklat. Dbthkn scptny 1satpam bersertifikat Hub:AST Jogja 085743366878 B00287.2014.96480-3 max35th perum Pilahan Asri Rjowi Dibthkan Spr SIM B & tng kerja utk Tk nangun Kotagede 087739662526 B00002.2014M96917-3 Besi,Jl Kusumanegara 170 Yk. syrt:fc Dibutuhkan karyawan max 28thn KTP&KK H:081802721008 B00002.2014M96492-3 Toko Central Jaya Jl.Godean KM6,5 SPBU 31.133.04 cr tng P/W pddk Sidoarum.Telp: 0274-7005889 B00002.2014M96918-3 min SLTA jujur tanggung jwb kelakuan baik Hub:087834875833 Cucian motor profesional di Jogja B00002.2014M96529-3 bth sgr bbrp karywn pria gaji& bonus Dibut penjaga rumah/housekeeper memuaskan.Hub:085742180128 B00002.2014M96919-3 Guest House tdr dlm laki2 max 30th rajin ulet krm ke Simply Homy Of- Dicari bbrp wnt unt SPG makan kecil,18-30th,jujur,menarik,aktif,punya fice Jl Palagan Tentara pelajar motor&SIM,komunikasi,lancar.Bw No21D Sleman 0274 888080 sgr lamaran,foto&Cp KTP ke Kantor DK B00002.2014M96559-5 Kemas kntong Teh Sirih merah,krj Jl Surokarsan 255A YK(sltn Tk Roti dibw pulang.1Pak upah 50rb.Alt/bhn Murni)dgBp.Andrean/BuGita.Tlp:386663 diterima lsg krj disediakn.089672905112 Indah B00002.2014M96606-3

But Crew kapal pesiar Eropa-USA Pengalamn/non proses cpt Resmi G:9-25jt/bln 100% garansi Penempatn web:www.princeofthesea-jogja.com Sgr H:0274582217/087839271115

Australi tenaga kebun buah & sayur gaji 30jt/bln proses 2-3bln 0819042 82837 / 085799043788

UMUM Magelang.CV.Indah Duta bth 80 krywn/ti u/ manager,spv,sekretaris, admin,gudang.Syrt SMP,SMU/K, S1.Max27th,sehat.Bw lmrn ke Valencia Residen B6.Mertoyudan.Magelang / sms data Bp.Zuhri 085691966676

B00002.2014M96702-3

Dicari tukang cukur pria untuk Gaza Barbershop,Jl.Kaliurang KM7 Babadan Baru.Hub:082220653344 B00002.2014M96821-3

Penyalur var mbl,Semarang.Bth kary mau krj,bs krj,bs dipercaya. sopir,SIMA,25-35th,serabutan laki, SIMC,SMA 20-25th.admin prmp SIMC,SMA,20-25th fas:tidur dalam H:081390128009 B00002.2014M96858-6

Bth cleaning servis wanita max 30th pria 22th single utk hotel di Jogja serius hub 081908005039 B00002.2014M96864-3

Bth pembantu rumah tangga wanita utk di Jakarta serius hub pemakai langsung 085811166179 B00002.2014M96867-3

UMUM Dicari karyawati utk bekerja di toko boneka rumah cantiq boutique n fancy.Jl.Tantular ruko Mataram 12A.Kriteria:Umur max 25th,lulusan SMA/SMK,bekerja 8jam gaji awal 750rb. 085643398787 lgsg kirim lamaran kealamat yg tertera

UMUM Dcr PRT pria,SD/SMP,ada ijazah,jjr, rjn,shlt,tdr dlm,srbtan.H:Pondok Permai 1/B7 Jl.Godean km3 Yk

B00812.2014.96987-7

B00165.2014.97081-3

Cabang ke 4 outlet minuman membutuhkan karyawan/Ti&parttime, berminat: 08175415901/082324255527

Bth 1 Org Pekerjaan Bidang Sablon Syrt:Jujur,Ulet,Disiplin,Loyal,Bs TdrDlm u LuarKota 0816285773

B00812.2014.96991-3

B00165.2014.97086-3

Cr kary cuci mobil(bs setir mbl)H :Cuci Mobil Briana Jaya.Jl.Parangtritis km4 No319.T087839336556

Butuh kary pria/wanita SLTA SIMC ke Tiki Concat barat Pasar Concat Jl.Kemuning 1/407.Tlp:7481189

B00812.2014.96999-3

B00002.2014M97092-3

Dibutuhkan tenaga serabutan lakilaki untuk Toko Besi di Sleman. Hubungi: 087839156733

Tk T Bella bth krywan laki2 min SLTP max 30th kerja srbtn dtg lsg Jl.Gajah Mada 7 B.0274-8355155

B00812.2014.97007-3

B00001.2014M97100-3

Prmuniaga Mnmarket Pria Max 25Th, Sngle,NonKuliah,Lmrn Mamamart Prm Timoho Asri 5/5B.083867289818

Dbthkn sgr Mrketing pend Min SMP& Team Leader min SMA,pny pnglmn kerja.PT.NSC Finance Cab Gejayan. Hub: 089671925328/08112718927

B01126.2014.97012-3

Bth tkng cetak lis gypsum borongan, rajin,ulet.Lok kerja Jl.Bantul km 6,5 Niten.Hub:081931700060 B00692.2014.97023-3

Dicari tng srabutan pria & PRT wanita tidur dlm Sisan Asri Ctr timur SMAN 1 Kasihan.0274-450863 B00692.2014.97029-3

Dibut: krywn/ti,mak.30th,gaji min.850rb. krm lmrn ke: Sonic stiker, jl.Jogonegaran no.8, Yk B00692.2014.97035-3

Dibthkan Krywn pria utk jaga sta nd tahu area Gejayan,jjr,krj krsramah,bs goreng tahu,gaji 25rb/hr+bns pnjualan. Hub:081228899905 B01127.2014.97049-4

But penjahit kaos pengalaman,bsa bw pulng dtng Jl H Agus Salim 61yk 087839601420 B00896.2014.97060-3

Dibut Karywt Rajin,JjrLmr bawa ke Go Funny ToysJl Raya Tajem Maguwoharjo 100m sltn Peni Swalayan B00896.2014.97063-3

B00074.2014.97071-3

DibthkanPengemudiTaxiUsiaMax50Th, Hub:Pamungkas Taxi Jl.Ringroad Barat Demak Ijo Yk T:625677.

B00385.2014M97109-4

Bth segera clining srvs untk Bantul 750/bln yg serius H:087838421312/ 081328057766 SMS tdk diblas B00002.2014M97137-3

Cafe roti Van Java bth tkg cuci& serabutan minSMP,rjn,disiplin.bw lmrn lgsg ke Jl Parangtritis No2 Jokteng Wetan SMS:087815066730 B00002.2014M97150-4

Cr kywti muslim mx30th jaga counter makanan gj500+bns ket lbh lanjut H:087839989389 JlGodean Km5 B00002.2014M97156-3

Cemara Dua Resto membuka lowker krm lamaran ke Galeria Mall lt 3 Subha Hub:085601525000 B00002.2014M97160-3

Di cari karyawan Lk² muslim utk outlet makanan gaji 1200000/bulan. Hub Mang Abu 081377680346 B00002.2014M97164-3


SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

KENDARAAN

BAN

MOBIL DIJUAL

ASSESORIS KEND. Winjok jual jok orisinil&modif jok APV,Xenia,Pnter,Kjng,Feroza,dll. Smua jok hdp dpn 087803897006

DAIHATSU Kondang murahe!!!100% disetujui, Granmax DP6jt,Xenia DP17jt.Obral Diskon.Hub:087838745562(Okta)

B00002.2014M83063-3

Paket Audio Spr Murah! Sedia DVD-TV-GPS-Power-LampuAngel Eyes-Lampu HID Karpet-TandukFoot step Gading Jl MT Haryono 22 T:7817999

B00002.2014M89570-3

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU Xenia Xi automatic Delux plus 2010 silver ,terawat,fulvar,jok cover,v.rac, audio,mp3,pioner,99jt nego.Lsg Pmakai Tlp.085201745567 B00002.2014M96975-4

Jual New Xenia 1300cc,2012, silver, MT.ACdouble blower,Km rendah. Service record.119jt.081215666000

B01347.2014.91848-4

B00692.2014.97024-3

Spcl:Cvrjok,dortrim,plvn,bksstir, dashboard,Bhn&wrn kmplit:Mandiri Jl.Mgl km5 utrBRI 082134590713

Jual Terios TX 2011 hitam manual istimewa sekali. Milik sendiri. 139Jt nego. 0813-2823-1985

B00812.2014.96656-3

B00692.2014.97025-3

Bikin Topimika Kaca Belakang BMW Mercy LX DX Mazda Great Genio Lancer.H:885023 JAGUAR,Jl Palagan

Xenia Xi Th2004 Coklat Muda AB Yogya TV DVD Ban Br 87Jt Hub: 081804323000/Pin:23BD2BC8 TP B00165.2014.97087-3

B01126.2014.96677-3

D.Grandmax 1.5 D th08 silvermet tg1 coverjok AC/PS/VR/BR istw bs TT/krdt H.8366909/08157766026 B00002.2014M97167-3

HONDA Dijual BU Honda Genio 94 warna hijau tua metalik AB kota 60jt nego sampai jadi lgsg tanpa perantara. Hub:081327502759 (Apri)

All New Xenia x th13 hitam met AB tg1 coverjok AC dbl istw bsTT/ krdt.Hub:8366909/08157766026 B00002.2014M97168-3

B00002.2014M92958-3

Diobral Cary PU Dp 11Jt,Wagon 18Jt,R3 Dp19Jt,Tlp Skr Dptkn Diskon Djmn tdk Rugi.Andi 08175457998 B01126.2014.94460-3

Pahe DP:Ertiga18jt P.up 12jt Wagon 18jt APV22jt Splash20jt pss cpt mudah 081903796899/08122726841 B00002.2014M94587-3

Program Akhir Thn,Ertiga Diskon sampai 22Jt,Karimun Dp 20Jt,PU 11Jt.Buktikan,H:Tri 081392375333 B01126.2014.94772-3

Suzuki Mbl Pusat Promo Akhir Th.DP R3,Wagon,Carry PU 11Jt Angs 88rb, H:087734091516/082322234344 B01126.2014.96211-3

APV arena GX 2010 merah B pajak mati,kondisi lumayan harga bakul 95jt nego lgsng ok 087839340525 B00002.2014M96281-3

Suzuki promo PU DP11jt,Wagon/ 17jt,R3/18jt,Splash/17jt,dll.Termurah, pross cpt+bnus H:087838692220 B00002.2014M96977-3

MOTOR DIJUAL

MOTOR DIJUAL

HONDA Jl KharismaX 125 th04 AB Sleman cakram,ori,pajak panjang,terawat istimewa.Minat 081228153316

TVS

B00001.2014M96785-3

Dijual Vario tekno 2010 hitam AB kota barang bagus Hub:08773 8381122 B00002.2014M96816-3

B00002.2014M96772-3

Baleno th 98 AB Abu2 Siap Pakai 67 Jt Hubungi : 087 739 101 954

B00002.2014M96878-3

Dibeli tinggi spd mtr bekas sgl merk .Hb:Gonel Nogotirto (0274) 85075 30/081904037008 SMS/Tlp 24jam

B00002.2014M96819-3

SupraX’04=5,8/Grand’97=3,7/Crypton’96= 2,7 semua plat AB mesin bagus H:087739241820/085100433854

B00812.2014.97004-3

Cara moedah juwal motor th04-14 cukup SMS 081802745533 BB 2663 AABC 085101872948 Iwan asli AB oke

B00002.2014M96960-3

Jual/Beli Motor Impressa 2000,Mio 04,New Shogun R 03,Shogun 125R 05,Hrg Nego Hub:085 103 400 199

B00002.2014M97182-3

Honda C70 pitung th 79 AB Bantul mesin hls body utuh pajak hidup hg 4,9 jt nego.Hub:087739266137

MOBIL/MOTOR SEWA Sewa=Pick-Up Mulai 125rb,Box Gran Max,Truck Box,Elf Short/Long, Hiace.Call=7885422 / 085292999937

Revo matic 2011 AB Slm pjk new super mulus langka istimiwir jrng ada 9,5jt/081931789733 bs krdit

SewaMurah:125-250+spr/nonspr avanza,xenia,apv,innova, Lgx, espas ,pu,elf,mercy(manten).087739682842

Vario’13 btul,Supra125’05 kota jos kmplt ori H8,2.Mio’08 jos htm H7,2 Hub:081393514051 nosms

MM Trans citytour/drop D/L kota fortuner Inova,Avanza,Luxio box Pickup Mli200/D+spr 087839584062

B00165.2014.97079-3

B00001.2014M97093-3

B00002.2014M90012-3

B00002.2014M97181-3

B00692.2014.90879-3

B00896.2014.97233-3

B00002.2014M90885-3

Promo Mbl+sopir.Avanza(200) Inova (300)Fortuner/Camry/Alpard (1juta) Hub:6501221-7131221-554140 B00074.2014.91256-3

Rental mobil dalam/luar kota.Avanza ,Innova,Camry,Alphard.Harga murah. Servis Top.Hub: Nita 087737121166 Pin BB: 2792B1D2

B00002.2014M97318-3

B00002.2014M93936-4

YAMAHA Promo murah tipe matic&bebek hrga spesial murah,khss KTP DIY Hub: Waluyo 08122746767/081807450766

B00002.2014M87670-3

Yamaha L2S 78 Bantul tgn1 pjk ok orisinil ist mulus H:9jt nego mahal kolektor item T:08992994106

B00002.2014M95972-3

Vega ZR 2011 warna putih htm AB Bantul pjk hdp msn halus kondisi mulus tgl pakai 089682416466

B00002.2014M97166-3

LAIN-LAIN Arisan motor Emka 17,5jt angs 250rb/bln,15jt angs 150rb/bln(bs u/ dana).Nia 087860111293/7821116

TOYOTA Pusat toyota Jogja! DP min tukar tambahbisa!Hub:OestamDwiNasmoco 08122687656 / 087739005888

B00002.2014M96818-3

Katana GX th 94 istimewa AC dingin biru met full var tgl pakai 52jt nego banget hub 087802875789

B00002.2014M90180-3

Cari motor plat AB/Jateng cck dibeli tinggi.Hub:P.Marji Jakal HP AS 085101644422/XL 081804743030

Dijual CRV th 2009 tangan pertama istimewa violet harga 185jt Hub : 08122695212

B00002.2014M96084-3

B00385.2014M96470-3

B00002.2014.65203-3

B00385.2014M97105-3

Espas pick up putih th 97 pjk hidup ISUZU hrg 34jt Charade merah th 84 hrg 16jt Hub 087738784050 Dijual Panther Higrade th97 hijau B00002.2014M96894-3 metalik,R/T,AC db,PS H:68jt nego Espas 96 merah AB mulus mesin Hub:085228227729/081327688352 B00002.2014M97050-3 istimwa.AC dingin fullvar kaleng jleng.36,5jtNego.Hub:087736225222 isuzu panther 91 Hijau tua,AB,AC B00692.2014.97032-3 dingin VR,PS,Msn bgs,kaleng. BU Charade CS’83. 19jt,AC,VR,int Body Long Hg42jt.H:081802634740 B00074.2014.97206-3 ori & Zebra PU’94. 18jt. Bs TTmotor. H: 0878 3839 1976 KIA B00385.2014M97115-3 Dijual Kia Cereni thn 2000 warna coklat AB Sleman Hub : 08773 8381122 SUZUKI Promo Akhir Tahun Ertiga,Wagon R,Slash,Pick Up.Bisa cash/kreditH: 0274-8559696 / 08562556731

MOTOR Dibeli sgl mtr,sgl th byr cash.H:P Nono Celeban Jl.Soga 42 T: 0878. 3823.3957 / 081.227.55146 Yk Dibeli mtor segala kondisi dgn harga tertinggi dibayar cas. H=P.Heru 085100892372 / 0274-9205189

Big Promo Suzuki!R3 DP15jt, Wagon DP18jt,Pikup DP11jt,APV DP18jt, H:Danis 081316223867/02746686641

B00896.2014.97062-3

Djl Cpt Grand Civic thn 90AB Aplle DAIHATSU Green Istwa Harga negoHub : 0274Zebra Boditek 92 sledeng 25jt Zebra 7421639 / 087838392841 B00631.2014M97278-3 pintu blkg ful far AC dingin mesin istimewa.Hub:081390848510 HYUNDAI B00002.2014M96063-3 Espas merah 1300 th95 AB Sleman Dijual mobil Hyundai Getz th 2003 mulus body n mesin pajak panjang matic warna putih AC Tape audio. Minat hub: 08125851401 H:39jt Hub:081802761566 B00002.2014M96275-3

SUZUKI SBM Pusat promo akhir thn fulldisk R3 PU APV Wagon bisa TT 081904244001/081227922631/08587921117

Djl cepat APV 2006 biru 75jt. Bodi mulus, mesin halus siap pakai. Selatan Giwangan 082226658789

BMW B00002.2014M95979-4 “Dijual:BMW520 th89,putih,pajak Maestro 90 Apel Green Bodi/Mesin baru,AB Slm.30jt nego.Hub:0877 Bagus Terawat Int Asli 43jt LsgAB An Pembeli H:081392171793 38565056” B00002.2014M94861-3

MOBIL DIJUAL

HALAMAN 21

B00002.2014M92257-3

B00002.2014M95130-3

DATSUN Cuci Stock Datsun Jogja Jateng DP 18 jutaan,angsuran 2 jutaan.Hub: Luki 081392799559 Tlp,SMS,Ok B00002.2014M96185-3

Dealer Resmi Datsun Khusus Magelang Bonus++ Pembelian Kredit Hub Wahyu081283067699 / 7ad41b12b

Mau krdt mtr sken brng istmwa th 05keatas H:087739190976 bs tkr+ pross cpt mdh&rmh 170m/160jt ng

Promo Akhir Th 2014 free 1x angsrn Avanza,Agya.Khusus Etios,Yaris, Nav1 Bunga 0% 3th.087739032819

B00002.2014M96568-3

B00692.2014.95536-3

Revo 2011:7,2,Vega ZR 2011:7,2 Shogun Kebo 1999:2,3 Sltn LP Btl T:081392452251

Avanza G’05,Biru. 89jt. Avanza G’06 Silver 97jt. Siap pakai. Selatan Giwangan 081999396567

B00002.2014M96856-3

B00385.2014M97103-3

Baru mioGTbiru 10,5jt vario techno cbs merah & biru 13,9jt ninja ABS 250 hijau 51jt semua off the road di bawah hrg dealer.Hub:Blok O Janti 083867133358

B00631.2014M96964-3

B00692.2014.97034-3

B00001.2014M97094-5

Carry Futura 1.5 Real Van’01. FORD Biru,siap pakai. 53jt nego ditmpt, Ford Laser’97. Cat intr ful oriAB/ Selatan Giwangan 085724545545 B00385.2014M97118-3 TP/AC dngin/kk-msn istmw rapi L/ D,irit bgt.26jt. 0274-7433351 TOYOTA B00385.2014M97116-3 Baru!Diskon!+Bonus banyak! Avanza+ HONDA Agya+Etios DP20juta’an ,Hub: Dijual Wonder Th 86 merah Ferari Anwar 08121569928/02748350517 B00002.2014M93755-3 AA Mgl 22jt/Minicab PU Th 82 AA 10jt semua pjkBaru 0274-9275004

MOBIL Dibeli motor / mobil tua-muda sgl kondisi XL= 08787.7799209 Trisno= 661.0099 / 085707.909044

DEALER

B00896.2014M86231-3

Disewakan new avanza+sopirnya (dlm/luar kota)nyaman,bersih,gak ugalan.hargateman.Hub082221281000 B00002.2014M94594-3

Sewa Avnza Veloz+spr.plng mrh, siap antr dlm&luar kta24jm.Ph&WA 081578429247 pin7E621418,Nasdaq B00002.2014M94932-3

Hrg promo sewa mbl stok kmplit bru bs drop dlm/luar kt Alwy Trans 4435600/0818268597/08157919713 B01347.2014.95837-3

Anniko Trans: New avanza/xenia, G.Innova,luxio,Pregio,Pick up,VIP Car.H: 087839085656/9569124 B00001.2014M96189-3

Jogja Trans Promo=Picup,Avansa, Inova,Xenia,Jazz,Picanto.Diantar. H= 085100478438/08175422337 B00002.2014M96299-3

Trans”24 sewa mobil²baru:Luxio, Brio,New Avnza,dll siap 24jam.Supir/ Non. 081226540451/087736655758 B00002.2014M96308-3

Sewa Elf Murah 12,16,19,21 Seat, Bus Medium 25,30,32 Seat.Elita TransJogja 0817422743 B01126.2014.96388-3

DyAr:Mbl+spr+BBM:300rb.Esps, Xna, Avnz,APV,Inova,Prgio,ELF: 0813281 10612/087838812423/085643236367 B00812.2014.97001-3

Garuda.8216199.Xenia+Sopir= 185, APV+Spr+10J=165,Travelo 12Seat+ Sopir= 300.Kjg Inova+ Sopir+12J=285 B01126.2014.97009-3

Sewa Mobil+Sopirnya New Avanza/ Xenia,APV,Grand Livina,Inova dan lain2 Hub:081227151647 B00896.2014.97251-3

B00812.2014.96989-3

MAZDA Promo akhir tahun Mazda 2,Biante, CX-5 diskon 40 juta,Mazda 2 DP 19 jutaan,Hub:Andri-082242451126

B00002.2014M96971-3

HONDA Honda CRV 2003 hitam manual AB kota eks dosen Hubungi 08131474773

MITSUBISHI Colt T 78 Hg:15Jt/Datsun Pick Up Th77 Long Hg:15Jt Segera Hubungi: 081903733260/Telp:0274-8284216

AGEN PROPERTI Solusi cepat beli tanah/rumah di Jogja. Hub: Bpk Bambang 081232524676 Bebas biaya

B00385.2014M96834-3

B00165.2014.97264-3

PEUGEOT Dijual Peugeot 306 N3 97 AB kota an sendiri terawat pjk panjang 40jt nego Hub 08122739316

B00002.2014M89870-3

Siap membantu jual/beli tanah dan bangunan di Jogja. Hub: pk. Hadi 087843131061 B00001.2014M90882-3

B00002.2014M96910-3

SUZUKI Di jual mobil carry th 87 warna merah,kondisi bagus siap pake. Hub:082138547524

B00001.2014M97230-3

“A”Siap bantu skrpsi,tesis&dest smua jur.Era (Jl.Janti Gedong kuning blkg STTL)551461/0818277603 B00001.2014M90886-3

DAIHATSU Dptkn Promo DP Xenia 17jt/Ang 2jtan Pick up:DP 6jtn Terios DP 20jtn Sirion DP 16jtn Proses mudah cepat 082221722298/087738880008

CHEVROLET B00002.2014M94353-4 Chevrolet Trooper 86 Long 4x4 aktif VR ban besar PS AC TP msn body All new xenia M AB-012 STNK baru, b.sonar,p.window,c.lock 105jtan bgs 47jt.T:6630115/0818461752 nego 087838500452/087739396745 B00002.2014M96850-3

HONDA Dijual cepat CRV 2003,Hitam,siap pakai luar kota. 103 jt nego.Selatan Giwangan 085724545545

DEALER Taufik Konsultan Mobil:Anda Mau Jual/Cri Mobil Baru Bekas Kredit& Tkr Tmbh Hub. 081229676739 Gratis Bs SMSanKredit Via ACC Finance

MAZDA Djl Mazda 2 Th2011,Kondisi Istmwa ,Km Baru 20.000,Manual,Wrn Hijau, Hrg:150Jt Nego.Hub:0818466711

B00002.2014M95111-3

B00385.2014M97104-3

B01126.2014.97257-3

B00631.2014M92805-4

MITSUBISHI Mitsubisi DP T120S:5jt/L300:15jt/ Mirage:12jt/Truk:25jt.Kredit 5Th. Surve dibantu.Hub:087839270854

DAIHATSU

B00002.2014M91612-3

Profesional Property Agent “ERA” terkenal #1 Indonesia melayani jualbeli-sewa-property,percayakan kepada kami,bebas biaya,aman, nyaman,terjamin.Hub:Era Mira Jl.Seturan Raya 27B Jogja 0274-301 5555/0274-6646669/08112555306 B00002.2014M96098-7

MITSUBISHI Dumptruk tronton FusoFN527 th2012 sprt baru km20000 ex lokalan Jateng 630jt nego T:081227144575 B00002.2014M96601-3

TOYOTA Promo Akhir Tahun Toyota cuci gudang Disc besar unit terbatas.Hb: 082136674700/9332481/BB2624FE81

MINERVA

B00002.2014M91991-7

B00002.2014M91978-3

Investasi menguntungkan drpd tabungan/deposito.DP 3jt dpat apartemen UGM persembahan BUMN PT Adhi Karya 087839435679 BB:7E738BB0

PromoAkhr Thn Toyota100% Bru: DiscBsar,DP+AngsRingan,Ready Stok. Buktikn!081215515133/0274-6653233 B00692.2014.93042-3

NISSAN Belinya tuh disini! Nissan Promo March DP 14jtn,Grnd Lvna 25jtn. Proses Cepat! Mario 081227226123.

B00002.2014M92912-4

Coming Soon Apartment milik BUMN H Plemburan Residence dekat UGM/ RRoad/Jakal km6 Yk strategis lebih luas promo mulai 400jt Segera daftar minat hanya 2,5jt unit terbatas Info Hub Era Mira 0274-486282/08122 7880067/081808715306

B00198.2014M90616-3

Termurah MarchDP15jtan GLivina 25jtandll bisa7th.Disc super bsr08178 34041,085743744457Nissan Pusat B00198.2014M92787-3

promo akhr thn Nissan disc gede cuci gudang!smw produk Nissan,info& test drive.H:Yusuf 0817369305 B00074.2014.93429-3

UMUM Bth sgera krywn jujur ulet dan bisa bekerja sama untuk jaga conter HP mnt krim lmrn ke jl raya Kledokan Babarsari Raflesia Card HP:089658212333 B00002.2014M97176-5

Prsh spatu B:8staf 6stpm8spr10gdg 20hlpr 100prod gj2.1jt Jl.Godean KM6,5 No6 T:7459724 NoSMSlgskrj

B00002.2014M97183-3

Butuh Bnyk Tukang Pangkas untuk Barbershop Jateng dan Jakarta .Gaji, Uang makan,Mess.087712395123 B00692.2014.97184-3

Dbthkn kryawan fotokopi,laki-laki, gaji diatas umr,usia maks40 ,dilatih sampai bsa,hub 08112550655 B00692.2014.97188-3

Bth P/W 17-48th,MinSMP,tng pndataan kntr,tnptes,lsgkrj,Inc600rb/mg. SMS dtdr:Bu Fira 085868162425 B00692.2014.97189-3

Bth cpt krywn u/prshn baru min SMU/K mak 40th inc.1,5jt/bln+bonus non sales,bkn penyalur.tnp tes lgsg aktif krja.kirim data diri ke 085701 451090 up.Bp.SONI(HRD) B00692.2014.97191-5

Bth cpt tng srbn kntr min SMP 1755th intrvw lsg krj 2,5jt/bln SMS dtdr ke 085729513000 B00692.2014.97197-3

5Spir 10kary/i Tk/swly 5stpm 5klktr grsir OB rsto gdang srbtn.Jmn krj 085643628408-087738981337 B00692.2014.97200-3

Laki² muslim tau komputer rumah max.5KM dri terminal CC gj awal 600 rajin 1,5jt H.0857-4341-5080 B00002.2014M97212-3

Dicari driver brpnglmn.Umur max35th, punya SIM A.Hub:Jl.Nyai Ahmad Dahlan No74 Yk.Tlp:0274-377543 B00001.2014M97227-3

Mediko Swalayan bth karyawan/ti single,min.SMP,max 25th.Kirim lmrn ke Jl.Patangpuluhan No.26 Yk B00001.2014M97229-3

UMUM Dibuthkn Pria&Wnt Single,Rjin,Jjr, Max24th.Lam bw ke Toko MakroJl Rejowinangun11 sltn Bonbin Yk

B00896.2014.97234-3

Bth sopir travel SIMB1 hafal Jogja Solo Semarang.Wwncra via tlp 0812 26623656/087738317773(noSMS)

B00002.2014M97241-3

Bth Sgr Crew Admin(Ce)&Sales Counter(Co)/Syrt Min SMA/SMK, Max 23th,Siap di Shif/Terbiasa dg Komputer Siap Lembur.Krm ke:MX Komputer Jl.Wates Km3 No.3 Yk (081802720742) email: bettymx @yahoo.com

B01126.2014.97258-6

Dcri PRT momong Balita,20-30th utk Yogya.Gaji menarik.Tdr dlm.Diutamakan muslim.087719879191 B00001.2014M97262-3

Dibthkan pa & pi utk bag produksi & spg toko sabun.H:Jakal KM14,5 (utara UII) 02748585853 no sms

B00001.2014M97265-3

PrshSabun Bth 8Staf 8Spr 20Gdg 9Help 8Stpm 150Prod Gj2,2Jt Jl.Wates Km8 No6 T085729826379 Lsg Krj

B00165.2014.97266-3

Dibutuhkan Driver/Helper,mempunyai SIM A.Untuk daerah Kasihan Bantul. Membawa lamaran ke Depo Olympic. Jl.Wates KM 3.5 Gg.Amarta No.399 (Depan Hotel Amarta) Ngewotan,Ngestiharjo,Kasihan, Bantul

B00001.2014M97271-6

Bth sgr karyawan cuci mobil/motor brpnglmn lokasi sleman sistem gaji bagi hasil.Hub:085747222301

B00001.2014M97275-3

Karyawati produksi/srabutan toko roti,umur17-50th,tidur dalam gj800rb langsung kerja 08122714995

B00002.2014M97277-3

UMUM Atha Family Msg&Reflexologi,bth 1.kasir:putri,max25th,penampilan menarik.2.staff marketing: pria, max35th,mau bekerja dg sistem target.lamaran dibw lgsg/via pos ke Atha Family msg&reflexologi Jl Sosrowijayan 86 Yk 082220550289 pd jam kerja 10-17 WIB B00002.2014M97281-8

Dicari 4 staf Adm Koperasi+10 kolektor Gj:UMR+transport+mkn H:085601925737 langsung kerja segera

Mau beli Nissan Hub:087839362999 dapat Disc Besar+bonus,DP Ringan Grand Livina,March,Juke,Serena B00002.2014M94221-3

Grand Livina 1,5SV M/T hitam mtlk tgn pertama thn2010 plat AB-kota hrg 125jt nego,H:081328385001 B00002.2014M96943-3

Mobil Baru, March 128jt, Dp 12jt,G Livina Dp40jt Angs 2,8jt Hub:089. 777.414.27 B: 294C927A B00631.2014M97076-3

Promo akhir thn GLivina,March, Evalia disc bsr DP 17jt bs 7th readyXtrail.H:Nita 081804213341 B00074.2014.91772-3

B00002.2014M96592-7

DEALER Sumber Baru Motor Promo DP 1 juta angsuran ringan+bonus Hubungi Andi: 085756735096 BB 27FE766C

GEDUNG DISEWA Dikontrakkan gedung 2lt 720m².Jl Gito-gati,Grojogan, Sleman. CP:0812 2700245(Anton)

B00387.2014M96979-3

B00002.2014M96618-3

B00002.2014M97130-3

VarioCWfi DP1,5jt ang620x32 V.CBS 125DP1,8jtang685x32BeatCBSDP900rb .Revo DP750. 087738968502

MOTOR CHINA

Kost Putri:Exclusive Lngkap,Park Luas,Kmr Mand Luar/Dlm.Ada Kosongan Kmr Mand Dlm H:087845759247 B01126.2014.96210-3

SUZUKI Suzuki DP Pahe Nex 100rb Address 600rb Satria 3jta bs kredit tnp bunga 087839776926/081578009445

B00002.2014M97287-6

B00002.2014M95761-3

Promo Suzuki Nex/FU DP 185ribuan/ 2th bunga 0% terbatas.Hub:Lilis089659246747/087839171769

B00002.2014M97298-5

B00002.2014M96743-3

Konter pulsa SMU max 30th teliti gaji+bonus 900rb pagi-sore barat Amplaz siap kerja 081328733133

Suzuki Thunder 2004 AB hitam VR Ban besar body mulus mesin halus 5,2jt nego Hub:08888555411

B00002.2014M97311-3

B00002.2014M96931-3

SUZUKI Promo Akhir Tahun Banjir Diskon sd 20Jt,Dp Muraah 10Jtn,PU/R3,APV/ Karimun/Vitara:087738945252 B01126.2014.92522-3

Heboh Mbl Suzuki Dp Mrh:PU 10,8Jt R3 20Jt,Karimun.Prss ACC Dibantu smpe Mbl Terkirim:087710261158

Dijual Suzuki FU 2011 warna putih biru,mulus,terawat harga 13,5jt nego.Hub: 085702006777 B00002.2014M97143-3

HONDA Dicari=Vario-Beat-Supra 125 AB Pemilik 1.Saya Datangi Lihat Bayar Cash=085100135904-6828232

B01126.2014.92782-3

B00001.2014M89879-3

Dptkan Harga Istimewa Akhir Thn R3,Swift,Pickup,Karimun,Wagon R. Hub:0274-9246781/085784962677

Jual Honda Kharisma 2004&2005 Kondisi Ok,Plat AB Asli,Harga Mulai dr 6,5jtNego(BU) T:08175460173

B01126.2014.92783-3

B00692.2014.90198-3

KOST Izzi Kost eksklusif di Gejayan 125rb/hr dan 1,25jt/bln.Hubungi: 0811283444/0274-556747 B00074.2014.91257-3

B00002.2014M97307-3

Revo DP800 angs 453x44, Beat DP200 Angs575x35, Vario DP 1jt angs 635x33. Hub:085743425365

Dibthkan krywti utk Toko,jujur, rajin,sggp bkrjakras,min SMP/ SMA,Max26th,bw lamaran lsg interview ke Pujha Fashion,pojok utara per4an Madukismo Ringroad slatan

B00002.2014M97317-3

B00692.2014.97030-3

New Mio M3 Blue Core 125& paket Yamaha lainnya.Hub:Ica SBM (085729399011)

Dibutuhkan CMO/mrktg leasing mobil bekas,datang langsung untuk work interview pd hari Senin-Kamis di PT Bima Finance Jl Godean Km7,5 sebelah POM bensin Lajuran Sidomulyo Hub:087739510019

Dbthkn peg finishing ptg buku tulis, pria max21th MinSMP,blm menikah, 02747164571/sms 081931180964

Cukup dgn 3jt. dptkan apartemen milik BUMN. Satu2nya di YK. Hub: 0856 286 8811/0877 388 35980

B00002.2014M97308-3

B00002.2014M97286-3

APARTMENT DIJUAL Vivo Apartment Seturan Jogja strategis Sold Out 85% Topping Off Tower B,segera Booking Tower A,Promo mulai 286jt fasilitas lengkap termurah&terjamin Unit Terbatas.Info : Era Mira 0274-6646669/3015555/ 08112555306/081578933237

Dijual motor smas th 2003 hitam AB kota harga 1,8jt nego Hub 085743384176 B00002.2014M97296-3

VESPA Vespa spring th77 ori,sepedo hidup abu2 metalik stiker dealer masih nempel H:13jt H:081216656514 B00002.2014M96933-3

Kost Cikalan dkt UMY 3x5m hlm luas u parkir mobil bs bulanan 6 bln gratis 1.Hub: 081227574624 B00002.2014M96453-3

Kost putri di Ringroad utara dkt INSTIPPER,bersih,tenang.Hub: 089509538667 No SMS B00001.2014M97117-3

OPER KONTRAK Oper kontrak rumah Jl Veteran Muja Muju LT:782 LB:450 H:20jt Hub:Devi HP:081904023480 B00002.2014M96495-3

RUMAH DIJUAL

Promo Bangun Rmh Speck SNI Kolom Besi 10 Harga 2,3Jt/m2&2,5Jt/m2 Serah Kunci Hub:081567777765 B00165.2014.93742-3

Bangun Rmh Type60,70,80 Kolom10 Harga 2,3Jt/m2&2,5Jt/m2 Serah Kunci, Jujur&Amanah H:081567777765 B00165.2014.96375-3

Rmh type 29&36 hrg mulai 100jtan dkt Wates Kulon Progo kawasan 2HA SHGB dan IMB Hub 081329391565 B00002.2014M96598-3

RUMAH DIJUAL Hanya 280jt,Rmh siap bgn 36/ 102,Dayakan utr Gerbang Greenhills,SHM IMB.081215597003 B01126.2014.93727-3

Msih 1unit T45/85=289jt SHM timur Bloko Janti dkt Gerbang AAU Berbah lingk nyaman T:7009566 TP

B00002.2014M93876-3

Rumah dijual pinggir aspal kav No 4.kav siap bangun per kav 100m hrg 190jt Dsn Pelem Banguntapan serius SMS 085 879 859 855

B00002.2014M94666-4

Rumah dijual pinggir aspal kavling siap bangun hrg tanah per kav 100m.Rumah type 50m² hrg 245jt sdh kav No.5 Dsn Kaliajir Berbah KM1 Gapura Garuda bandara Jln Solo Sorogenen.Serius SMS 085 879 859 855 Lngsung Pemilik

B00002.2014M95948-7

Rumah siap huni 45/92 jalimbar full forniture 275jt (KPR/cash).Hub: 087738281850 (4 unit)

B00001.2014M96171-3

Rmh djl pgr aspal kavling siap bgn tnh 100m bangunan Tip40m hg 280jt,Dsn Pelem Kidul Banguntapan KM1 dr BlokO,srius 085879859855

B00002.2014M96295-4

Rmh br. siap huni, dkt RS Panti Rini ke sltn. LT.125 LB.70, KT2, Km1, Carpot pgr tralis, SHM, daerah berkembang, hook, hrg 290jt, 085290096378 (pemilik) B00692.2014.96414-5

Rumah siap huni T36/100 SHGB&IMB Hg235jt Jakal km13 Besi ketimur Ringin Cokrogaten T081227144575

B00002.2014M96599-3

InvestBgs Akhrthnpromo!Rmh siap Huni T36&45 LT±100m²SHM IMB KPR Jlnlbr Asri akses Jakal/Plgn hrg 280jtn H08174129561/081227337318

B00002.2014M96946-4


SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

RUMAH DIJUAL Rumah dijual, type45, luas tanah92, 2Kmr tdr, Rtamu, Rkeluarga, di Graha Banguntapan hrg275jt, dkt rumah sakit, water boom, terminal H: 08156802903, 02747426786 B01347.2014.97019-5

Rumah Sidoarum 87m Kt2, 250Jt&Pek Barat Kab.Sleman 228m/11m 850Rb/ m H:08783838209/085100535209 B00165.2014.97080-3

Dijual rmh diperum Sambisari Pwmrtni L:80m²5mnt kebandara lgkngan nyaman 300jt nego 087845774053 B00002.2014M97121-3

Rmh siap bangun Type 36/75,SHGB, IMB,perum,lok sltn RSRC Jambidan .Hrg 285 bs KPR.Hub:081283032558 B00001.2014M97122-3

285jt akses mudah di Tamanan Banguntapan ling pendatang bisa KPR deket Ringroad 081328051380 B00002.2014M97173-3

Jl rmh br SHM,LT186,LB±100m,3KT, RT,RKel,RMkn+dpr,grs.Jl.Imogiri Brt KM9 Brt P.Kepek.081915552076 B00001.2014M97273-3

Bismillah rmh djl LB 11x8 LT186mtr 5kamar kondisi baru lebar dpn 13mtr lok Jodog Pandak Btl hrg 260jt.Hub:Pemilik 081215197883 B00002.2014M97280-4

Rumah baru siap huni kav teletabis No4 Bangunjiwo SHM IMB LT100 LB63 KT2 KM1 Rt Dpr Rkel Rmkn H:260jt/ng.Lgsg pmlik/081328847319 B00002.2014M97310-4

Palagan Rejodani 36/90 259jt 40/ 90 269jt 50/90 309jt aspal5m SHM IMB KPR 081804065944 Buana Asri B00002.2014M94949-3

Rmh Karya pengusaha Putu Putrayasa-Puri Permata Jl.Wates 294jt, Jakal 375jt.081904029393/516910BE B00002.2014M95971-3

RUMAH DIJUAL

RUMAH DIJUAL

P.WiyoroTheRsdc mulaiT52.370jtan 2Rmh Cntk Cebongan Mlati,strgis LokStrgs pgrJlAkses msk lbr5mnt kt, bgt T75/164.3KT,2KM,pgr keliling, bsKPR.H0274487319/08995125888 kwlt ok,SHM,IMB,carport,Canopy, B00198.2014M93527-3 ktchnset 575jt NG 081328296033TP B00812.2014.91346-4 BBM naik harga kami turun hanya bln ini Perum VGM Gamping Sleman Rmh 2Lt SHM(Kodya)LT/LB/188/335m² 45/125,254j(249jt)60/125 316jt Jl.IndroPrasto237i(Tegalrejo)L4400W, (309jt)marketing Jl wates Km7,5 7409 4km,4kt.H:0811254035(NoSMS) B00001.2014M91650-3 099/08156754051/082133423875 B00002.2014M93603-5 Rmhnew2LTKotamadyaLT172,LB160, Perumahan di timur bandara total 5kt,3km,carpot 3mbl,bs KPR,dkat 37 unit sisa 10, type 50/133 395Jt bisa RS H975jt,Pemilik 0274-6664777 B00002.2014M92271-3 KPR 25th. 087 838 379 090 – 085 786 466 764 B00692.2014.94134-4

Bl rmh bisa dpt mobil!Perum Tyaga ResidenceT50/199 hrg mulai450jt Lok strtgs di utr Ukrim Kalasan. Ter sedia36unitSHM.H:087839932557 B00198.2014M94147-4

485jt,Rmh mewah siap bgn 64/104 Kaliurang 12 tp aspal lbr,3KT,1KM ,Dpr, ktchensik,carpot,pgr,SHM IMB 087779601777 Pemilik B00002.2014M94561-4

2unit rumah type60/100 lok Pelem sewu Sewon Bantul 3Kt 1Km SHM IMB 415jt 087839406245/08122942165 B01347.2014.94747-3

Palagan Rejodani 70/140 449jt lokasi aman asri cocok utk homestay 081804065944 Buana Asri B00002.2014M94951-3

Djl rumah baru dkt Pengadilan Negri Bantul LT/LB 87/70m lebar depan 9m ada garasi 2kmr tdr ada SHM dan IMB hrg 350jt tnp perantara Hub pemilik 082221351551 B00002.2014M95978-5

Rumah siap huni 45/96 sltn trminal giwangan lsg aspal 365jt.0877382 81850 KPR/cash full furniture B00001.2014M96179-3

Ekslusif 6 dr 7Unit di SONOPAKIS strategis!! Dekat ke UPY dan UMY Mulai 335jt.Hub:0811293191 B01127.2014.96483-3

Tinggal 1unit, LT93 LB63, strategis, belakang Brimob Giwangan, 100m dari Ringroad Selatan, mobil simpangan, 345jt. 0818465555 B00002.2014M82484-4

Tinggal 1 unit type 36/138 PPPG kesenian Jakal 340jt.msh 2 unit type36/90 Dirgantara Asri Berbah 197jt.Tlp/SMS/WA 087839214153 B00002.2014M89673-4

PT Bumi Karya Manunggal dijual rumah siap huni Type 45,55,60 Jl Imogiri timur km7,8 Grojogan fas IMB listrik Carport KPR 15thn Hub Nita 082227397888 B00002.2014M92322-5

Rmh siap bgn type bbas min45,SHM, IMB,Jl.Kaliurang km12 Tanjung LT100, 126m2;GriyaBaiturrahman Jl.Wates Km11 Sdayu LT99 sd 126m2; Jl.Godeankm14KrgkmasanMoyudnLT700m2. Bns:Tlp/Spdy/CCTV/AC/Wtr heatr. 082135617488/085868539881 B00692.2014.92715-7

Jual rumah 5kamar tidur 2ruang tamu.Rumah dekat dengan masjid siap huni.087739286555 Hub Pemilik Jl Lowanu No33 dkt RS Wirosaban B00002.2014M96605-4

Rmh br 105/100m 3ktd 2kmdi garasi pgr besi 350jt nego UPY Sono sewu ke selatan 085643232445 B00002.2014M96610-3

Rumah tembok LT335 LD12 mbl masuk Jl Godean KM10 sltn Psr Godean 600m H325jt ng.Hub:08175487527 B00002.2014M96815-3

Jual rmh br siap huni T70/110m H325jt/ng lok JlImogiri Tmr Ds.Tobratan Wirokerten,B.Tapan,Btl.Hub Anton 087739126683/02742680559 B00002.2014M96831-4

Rmh baru Ponggalan/Kodya LT70 LB48 2KT,SHM,IMB,Mbl msk.310 jt H:0823 2966 8401 B00002.2014M96892-3

Perum Polri Gowok CIII No118 SHM AN sendiri,3kmtd.LTnh/Bngn 105m² H450jt.Hub:081326163707/ 087839801377 Tnp Perantara B00002.2014M96898-4

Pr Krjati seltn UMY T50/104 H300jt, Green Vilage Jl Godean KM8 T45/ 120 H385jt 08122955532/8572256 B00002.2014M96902-3

Rmh 2LT JlWonKM7 T82/80 H520jt, Pr Mutihan slt UAD 40/97 H290jt,50/ 110 H390jt.08122955532/8572256 B00002.2014M96903-3

BU rmh siap pake tepi aspal bs u/ usaha SHM LT.145m,LB.110m Lok sel Prm Kasongan Permai Jl Btl km 6 kebrt. 350jt. 085100395228 B00692.2014.97028-4

Rmh cntik diBromonilan(Utr Lotte Mart Mgwoharjo)4KT,2KM,RT, RK,dpr, carport,pgr,SHM+IMB08157932876 B00002.2014M97065-3

Djl Rmh 10m Dr Jl Raya Sebelah Indomart 90/161m 450JtNG Jl.Godean Km7,5 Sidomoyo H:081328820110 B00165.2014.97083-3

Rumah Siap Bangun Type45/108 Ready 3Kav,350jt Jakal Km12085378833315/085658925758 B00896.2014.97236-3

Rumah Siap Bangun Type 45/ 100,Krandon Sleman Selatan AAU,350jt-085378833315 B00896.2014.97237-3

Rmh siap Huni SHM IMB brt soto sl utr PKU Gamping T66/112M 425jt ng 087838364724/081802730325 B00896.2014.97253-3

RUMAH DIJUAL Dijual tnh&rmh LT:282m² LB:200m² Lmk:15mJl.Beo,DemanganBaru,H:1,3M, TP,H:087838690202/3048821

B00002.2014M92732-3

BBM naik siapa takut? harga kami turun rmh mewah siap bgn Maguwo 100/182 2lt 750jt(715jt)hanya bln ini SHM-IMB tinggal 1unit T.8393121/ 08156754051/082133423875

B00002.2014M93608-5

Hanya 800jt,Rmh siap bgn 92/121 tp Aspl utr Gerbang Greenhills,SHM IMB,Lbr 11m,Hoek.081215597003 B01126.2014.93726-3

Hanya 900jt,Rmh siap bgn 100/ 162,Mulungan blk Vidi Jl.Mgl,SHM IMB,081215597003 B01126.2014.93728-3

Rumah baru siap huni T80/117 Mgwo ke utra dkt dg SD Model H:525jt+ bns Honda Vario H:082181942543

B00002.2014M94539-3

Rmh istmw blk Hyat LT110/LB80 SHM/IMB Cluster Exclusif,muat6 mobil, nymn 825jt nego.0816281934 TP

B00002.2014M94547-3

Rmh SHM dpn Poltabes YK pgr jl cocok untuk Homestay 250m.3.2M Nego TP H.Wildan 081915552980 B00692.2014.94979-3

Rmh 2Lt,Istimewa.utr stadion maguwo,LT/LB 250/160,900juta.Tnpa perantara,Hub pmilik 087839918474 B00692.2014.95304-3

Dijual kavling siap bangun lokasi di pusat kota Luas Tanah 110 Type 75.Hub Lucky 085292269226

B00812.2014.89773-3

Rmh 2Lntai di Windan Makam Haji Solo,16Kamar,Hal Luas,Hrg 1,4M, Nego. Hub:081567897458 No SMS B00879.2014M89928-3

Rmh/Homestay di utara Hotel Hyatt LT/LB 600/400.Income 15 juta/ bln.Hub:0811251221,0274-8241221 B00074.2014.91254-3

RUMAH DISEWAKAN Dikontrakan rmh 2KT 1KM Rtm Dpr Garasi H:17jt/th nego H:08564 3494453

TANAH DIJUAL Djl tnh SHMP LS:137m 2mk Nglempong sari Jl Palagan H:3,5jt/ m Hub:085643494453

TANAH DIJUAL SHM 761m2 lebar muka 24meter pekarangan hrg 1,1jt/m2 timur pasar Rejondani.Hub: 087838285903

Dikontrakkan rumah di Concat Perum Minomartani Gg Tengiri VII/11 2lt, 4KT,3KM,Rtm,Rkel,dpr,list1300. Hub:087839627717/082220046462

Djl tnh SHMP LS:176 Jl 5m Karang Kepuh Jl Gito gati harga:1,5jt/m Hub:085643494453

BU dijual tanah pkrangan di Mejing, Gamping. Lksi prospek utk rmh bedeng/kontrakan/kost L.387 mk 20 hrg950 rb/m Hub:081904031046

B00002.2014M95717-3

B00002.2014M96086-4

Dikontr rmh JL.Mujaer 7 No 13 Perum Minomartani 3kt.Jl tnh 8x23m SHM di Dongkelan di jkal km 15 utr UII.08125531276/085743575839 B00001.2014M96163-4

Dikontr rumah baru kmr3,keramik, tmr SMU UII/sel Amplas.12jt/th,20jt/ 2th,mbl msk.Hub:087738188159 B00002.2014M96325-3

Rmh dikontrakan di Soragan RT03 fas 2ktdr dpr kmd ful keramik 5jt per th.Hub:P.Roesman-9417569 B00002.2014M96497-3

Dikont Rmh Jambusari Villa Gading Concat.Fas:KT2,R.tamu,garasi, kmrmdi,Air panas,AC.081905268866 B00812.2014.96654-3

Perum Griya Taman Asri GTA Blok G306 3kt 2kmd PAM tlp list grsi hal luas cck kel.H:08164895424TP B00002.2014M96703-3

Dikontrakkan rumah baru 2KT,kmrmandi, dapur,garasi,hal luas dkt ringroad,pasar,maguwo.Hub:4462489 B00001.2014M96791-3

Rumah 3 kamar untuk keluarga di Perum Bumi Intan Permai Jl.Godean km4 nyaman strategis dekat kota Hub:085876316999 Tnp Perantara B00002.2014M96844-4

B00002.2014M95715-3

B00002.2014M95718-3

Tnh diselatan Kidfun jlaspal L1335m= 850rb/m,Jawon Km7 msk L:120m= 200jt.Tlp 384918/7865870 B00002.2014M95787-3

Tnh Dlm Perumahan,aman, adem, hook2muka,jln luas,202m,lsg hrg nett 3jt/m,pjk masng2.H:081904281177 B01127.2014.95927-3

BU SHM jl raya seltn psr Cebongan. L 185m,LD 7,5m.bns rmh+IMB.langsung pemilik.Hub:087838217379 B00002.2014M95968-3

BU cpt.SHMP jl raya 500m brt psr Sentolo.L 1169m LD 30m.langsung pemilik.TP.Hub:087838217379 B00002.2014M95969-3

Dijual cepat tanah & pekarangan LT 186 / LB 241 2lt Kemala Regency No.C6 Mlati Sleman harga 1,475M Hub:087839115822 B00002.2014M95987-4

B00812.2014.96990-3

B01347.2014.97022-4

Tnh pek pnggir jln aspal lbr LT133 H127jt-Hook,LT195 H166jt,dkt Candi,15mnt kbandara.08112504195 B00002.2014M97042-3

Dijual cepat tnh pekarangan LS603m lok jl Wnsri km7,5 Mie Kupluk keutr±500m 1,8jt H:087845791119 B00002.2014M97051-3

BU 392 LD13 Hok JlKsongn-B.Jiwo Karangjati,DktPabrik, Rata,Aspl Bsr1,4jt/m 085228020746 Pmlk/TP B00896.2014.97064-3

L 210 Soragan brt RS Ludira Hsda SHM pek 490jt dkt Malioboro mbl msk 081927844555 Pmlk maaf TP B00002.2014M97070-3

Pek SHM 664m² dpn 30m Rp.225rb/ m, Karanggede Pandak Bantul.Hub: 085743814812 B00001.2014M97095-3

Oper kontrak toko 4th LT:730m LB:12x10 25jt/th nego Jakal Km 10 H:087839758299/082298179369

Tnh pek L=332m² LD=15m,skitar 3 menit dr kantor Kab.Sleman,mobil masuk.Hrga 575rb/m²/nego.Hub: 081328000768/087738031217

B00001.2014M97110-3

Rmh Baru 2 Kmr 6jt/th, Paviliun 4jt/ thH: Barat Terminal Jombor Krong gahanTlp.545657/085866892585 Rmh bgs diPerwita Regensi/Jl Paris F:3KT,2KM,RT,RM,dpr,grs,tlp,pgr ,aman H:082138078779

Dijual tanah 2KM barat Tugu Jl Kabupaten L200mtr mbl msk,muka 8mtr.Hub: 087839255662

Rmh siap pakai pgr jln raya lok Nambongan brt Pasar Sleman 2kt rtamu rkel rtamu.Hub:087738145921

Dijual pek 2KM brt Tugu 233mtr. Bisa2rumah,muka24mtrmblmsk,Janten Ngestiharjo Btl.087839255662

Dikontrakan paviliun diUGM 1ktkmddpr, karpot+1mbil 7,5jt/th.Pusat infokost& kontrakan 081227888199

Jual tanah+rumah L 1000m².Lok jl.Palagan pinggir jln utama hrga 4jt/ m H:087839015103

Dikont 5x4,Grsi,Km Dlm,Aman, Nymn, Mbl Msk Jl Garuda No.28 Plmbran. 6,5Jt/ThHub:Pak No 081804379345

Djl tnh Kav SHM siap bgn tggl 1 LT125m² dkt RSU Mitra Sehat dan Brand Mutiara 175Jt H:0811266346

Jual tanah kapling L120sd160m²/ 5000m²/2100 lokasi Balecatur Gamping Sleman Hub Nindya Gama Jl Nakulo 16A Wirobrajan 081578956084

Rmh 4Kt 3Km Grs Luas Pgr Stnls Jakal Km6,5 Gg.Siberut 38 H:081226 170156.Hg:35Jt/Th Min 2Th Nego

Istw strtgs 10m dr JlRyGayam Baciro cck prm elit L1250/40 SHM H4,7jt/ m² 087839427188/08164228992

Dikont rumah luas 92m minimalis, akses jln 4,5m.Dkt UMY,Stikes A Yani/Stikes AlmaAta.081578754812

Jl rmh IMB,LT=720m LB=400m 4KT,grs 4mbl,ful jati,sltn Prm Pertamina Prwmartani=1.5M=0818215851

Brt Amplaz “Ambarrukmo..Yk..SS Ground” LT/D=75/5m..Cck=Rmh Tingkat.. Mf=Khss Muslim.Mbl masuk. H=150jt.(Pmlk)= 0878 3868 8562.TP

Diswkn rmh di Bogem Klasan,dkt Jln Solo,2KT,1KM,1RT,Dpr,keramik, canopy,H:10jt/thn,H:085228053439

SHM Pkr:285Mld:11m,ada smbr air tmr Jl Tajem/Std Maguwo cck u/ rmhtgl+hobykolam:cpt 1,6jt 3022132

TANAH DIJUAL Rmh baru SHM/IMB LT/LB:160/ 110m 3KT,2KM,grsi,dll.375jt.Jl Imogiri Timur Km7,5 ketmr.087738909777

Tanah Luas 1246m² LD10m lokasi barat kampus APMD mobil masuk H3jt/mnego0817461940/085743044722

B00002.2014M96595-4

Djl Rmh DiJakal Km10 LT216 3Kmr Tdr 2KmrMnd Pas Utk 8Kmr Kost Pgr Jln Raya.Serius H:085728794882 B00165.2014.96691-3

Istw Lux/br Baciro/2LT 5kt 2km SHM/IMB garasi taman H999jt 08164228992/087839427188

B00002.2014M96824-3

Istw strtgs Baciro/Lempuygn pgr aspal 50m dr Jl Ry Sutomo L297/10 SHM cck rmh/kos.Eksklusif H4,7jt/ m² 08164228992/087839427188

B00002.2014M96828-4

Djl rmh+tanah 419m² bangunan rmh 9x13 kolam 10 di blkg rmh,5ktdr dpr kmd 600jt/ng.H:081804005129

B00002.2014M96853-3

Jual rmh di Kanaka Sejahtera 2LM Jl.Kaliurang km.8 Jogja H:777jt nego Hub:087739883234 Bu Ayik

B00002.2014M96889-3

Jual cpt rmh 2LT LT530m LB250 3kt 2km 1dpr H670jt Jl.Palagan KM16 ketmr keutra 100m 082136030330

B00002.2014M96907-3

Rmh LT178m LB125m 4KT+kmdlm 1kmd luar dpr Rtm crpt 2mbl 900w tlp pgr aspal ppsn dkt STMIK Ayani Gamping 675jt 087738398369 DlmRR

B00002.2014M96936-4

Rmh Baru 63/110,Lgsung Pmlik,Murah Lok:Lojajar (arah jl palagan km9)CP: 087839045511 Pin:2A0EB4E3

B00198.2014M96959-3

Rumah di Jl Raya Banteng Baru Jakal Km 7 masuk ke Barat LT:300m HP:1,25M.Hub:081802200554 TP

B00631.2014M96957-3

B00002.2014M97069-3

B00002.2014M97161-3

B00002.2014M97220-3

B01126.2014.97259-3

B01126.2014.97260-3

B00001.2014M97276-3

B00002.2014M97304-3

B00002.2014M89974-3

Pgr Jl.Xurang KM13,5 sltn UII LT:2485m LD:29m SHMP cocok utk hotel dll.Hub:081228306358 no sms B00001.2014M92172-3

Rmh Nyaman&Asri utr Stad.Maguwo dkt Masjid LT/LB:224/120,4KT,3Km, Grs 2Mbl,Tmn,Gazebo.081392640400

Jl tnh pek.SHM LT330m² LB14m tepi jl aspal.Lok Timur Kel.Purwo martani bs utk usaha/rmh.Hub:Pemilik 083867783226/081328714152

Rmh Mwah SHM,IMB, LT450m2, 6KT, 3Km,Grs3Mbl,AC,Hg:3,4MLokUtrUGM dkt Bale Agung H:081392812321

1350m SHM LD:14m Jago Km4,5 SD Demak Ijo keutara aspal/papasan harga 1,3jt.BU/TP.085293135122

Rmh di jln kaliurang pratama L190m,hadap ke tmr,1,5M. H: P.Yusuf 0811283342/7136688

Hanya 912jt,Tanah 912m2,Lebar 17m.Pancarsari tepi Aspal utr Psr Rejodani. 081215597003

B01126.2014.97010-3

B01126.2014.97015-3

B01126.2014.97016-3

B00692.2014.97039-3

Jual rmh LT206 LB60 minimalis SHM IMB Kadipiro tepi Jl Wates Km2 dkt kemalioboro 550jtng/7847218

B00002.2014M97165-3

Rmh minimls.Shm.imb.jl.Wates KM5 msk utr75m.Lt.130m Lb.90m3kt. 1km.Hp.525jt.0816686448 Dijual Rumah Type 90/156 Hook Jakal Km12(Jl Besi Jangkang)650jt085658925758 B00896.2014.97235-3

B00001.2014M93475-4

B00002.2014M93610-3

B01126.2014.93729-3

Tnh pek L:128m 160jt Lok Psr Go dean keslt pggir aspal bs angsr tnp bnga,SHM,087838039017 bns BBN B00002.2014M94310-3

Jl tnh kavling SHM Pkrgn LS190m² LB11m² 1,6jt/m² pggr jlaspal Jl Wnsri dkt psr Wage 087705534333 B00002.2014M95687-3

Tanah Pkrngan SHM mangku jl aspal Jl Wonosari timur Kidsfun L:187m² LD:11X17 h:1,5jt/m² nego sampai jadi.Telp:085799353203 B00002.2014M95712-4

Dijual cepat Rumah SHM luas 270m² di Kotagede,dekat jalan,hrg: 800jt nego.Hub:081904285415

B00001.2014M96449-4

Brt terminal Jombor LT2000 LD30 jl aspal-lebar cck kav/gudang/ kantor 10mnt kota 081229448800 B00002.2014M96634-3

B01347.2014.96666-4

B00002.2014M96744-3

B00002.2014M96745-3

B00001.2014M96807-3

B00002.2014M96820-3

B00002.2014M96827-3

B00385.2014M96830-3

B00385.2014M96832-3

B00002.2014M96855-3

Tnh SHM L1000m² dan 1659m² lok Perumahan Condong Catur mobil masuk Jl aspal Hub 08156898676 B00002.2014M96859-3

Dijual Tanah tepi aspal jl.magelang km9 hdp timur (Dpn murah meriah) LT688 LD28,pmlk 08122710603 B00002.2014M96869-3

Dijual Tanah tepi Jakal Dpn Uii LT590 LD12 hdp brt.pmlk 082223 083000 B00002.2014M96871-3

Tnh cocok utk ruko L:286m muka 17m Mangku jalan aspal dekat pasar hrg 170jt Hub 087738784050 B00002.2014M96895-3

Jual tanah SHMP pek strtgs pggr jln raya aspal L1300m² LD17 utr pabrik rokok Sampurna Berbah,5mnt ke bndra cck u/hotrl/gudang/kntr.H:0812 2785843/081904194455 TP B00002.2014M96901-5

Jual cpt tnh 16 kav tinggal 7kav 216m (180jt)273(240jt)458m(390jt)450m (390jt)442(380jt)488m(415jt) 666m (570jt)JlPalagan KM16 ketimur keutara 100m Hub:082136030330 B00002.2014M96906-5

Tnh pek SHM LT600 LD17 nyaman mobil msk di Bangunjiwo kshn Bantul yk Rp.360jt H:087839365210

Jual sgr strtgs Rmh SHM luas 105m,Siap huni,3Ktdr,2kmdi, Rtm, Teras,garasi,hrg nego.Prm griya puspita Jl.Wahid Hasyim Gg pucung 3 ConcatDepok Slm Yk.085729301412

B00001.2014M97111-3

Pek ideal SHM,LT=137m² LD=17m², jln raya,brt pertigaan Karangsemut jl.Imogiri tmr,cck ush/ruko/toko.Hrg 200Jt/ng.H:087838354520 B00001.2014M97114-4

Dijual tanpa perantara tanah di daerah karangjati,strategis,dekat Jalan utama luas 1445m² Hub:0877 38341832 B00002.2014M97124-4

Tnh bgus L:200m hrg 70jt belakang psr ngblak Turi dr Jl Turi 500m pinggir jl kmpung 081392786940 B00385.2014M97126-3

Tnh bgus dkt kec Tempel.Polsek Tempel L:160 hrg120jt dn L:200 hrg 140jt H:081392786940 B00385.2014M97127-3

Tnh dijual cpt diBarat pom bensin Diro LT572m²LD16m² hrg 450rb/m mbl msk.Hub P.Puji 081904075629 B00002.2014M97147-3

B00002.2014M97151-4

B00387.2014M97157-4

Djl tanah lok:Gunung Sempu Kasihan Bntl,SHM,LT=855m,pggr jln aspal,sdh dipondasi.Minat serius hub: 0878 3853 1333-0813 1839 8425 B00002.2014M97159-4

BU SHMP 108m pas blkg Tk Parsley Jakal Km5,5 mbl tdk msk bs byr sparo dl hrg nego 08156882299 TP B00002.2014M97179-3

SHMP jl ry Sdrum dpn Indmret 150m dr Jl God cck u usha&tpt tgl LT623 LD7.5 3jt/m ng.081393712112

B00002.2014M96935-3

SHM Sawah LS2772m LD20m jln aspal Hg:350rb/m nego prigen Karang anayar Widodomartani Ngemplak SlemanH:081392424932/085868794998

1. Benda yang akan disimpan Tanyakan pada diri Anda, benda apa yang paling disesalkan jika rusak atau hilang. Jika Anda merasa tidak yakin, fokuslah dahulu terhadap dokumen-dokumen, misalnya akta kelahiran, paspor, dan sertifikat-sertifikat. Anda mungkin juga butuh menyimpan rekaman investasi, deposito, atau asuransi. Selain dokumen, Anda mungkin perlu menyimpan perhiasan atau hard drive eksternal. Orangtua yang memiliki anak-anak kecil harus mempertimbangkan untuk menyimpan resep obat, obat, dan zat bahaya lainnya dari jangkauan anak mereka. 2. Tipe brankas Setidaknya, ada tiga jenis brankas. Pertama adalah brankas dinding. Seperti di film-film aksi James Bond, brankas dinding terlihat memukau. Tetapi, ingatlah bahwa brankas ini tidak mampu menopang banyak benda berat. Brankas ini baik untuk penyimpanan dokumen dan foto. Kedua, brankas lantai. Brankas tipe ini biasanya besar. Meski begitu, brankas lantai adalah yang paling fleksibel. Anda bisa meletakkan benda-benda berat mulai dari perhiasan atau logam berharga lainnya. Ketiga, brankas senjata. Anda perlu ketahui bahwa dua jenis sebelumnya tidak cocok untuk menyimpan senjata. Brankas senjata khusus dilengkapi dengan pengamanan kunci tambahan, logam tahan bongkar, dan

MELINDUNGI Brankas seperti ini mampu melindungi barang-barang berharga dari maling, api, atau banjir. KOMPAS.COM

teknologi lain yang meminimalkan risiko kecelakaan. 3. TTempat empat brankas Buatlah pengukuran sebelum Anda membeli brankas. Kebanyakan brankas sangat berat dan sulit dipindahkan. Jadi, pertimbangkan secara baik seberapa besar yang Anda butuhkan. Anda tentu tidak ingin sudah susah payah membawa brankas, tetapi barang berharga malah tidak muat saat disimpan di dalamnya. Untuk mengukur eksterior brankas, Anda perlu menghitung tinggi, lebar, dan tebalnya. Mungkin, perlu juga menghitung bingkai pintu dan tangga supaya tidak kesulitan membawanya. Untuk interiornya, Anda bisa mengumpulkan terlebih dahulu benda-benda yang akan Anda letakkan di dalam brangkas dan mulai menghitung tinggi, lebar, dan tebalnya. Karena kebanyakan interior brankas dihitung berdasarkan kubik, Anda harus mengalikan ketika angka tersebut dan dibagi dengan 1728 untuk mendapatkan angka akurat brankas. Jangan takut membeli brankas sedikit lebih besar dari yang Anda butuhkan. Karena, mungkin saja. kebutuhan penyimpanan Anda akan bertambah. 4. Biaya pembelian brankas Brankas dengan model biasa tidak membutuhkan banyak uang untuk

membelinya. Bagaimanapun juga, ada beberapa brankas yang memiliki kualitas baja lebih tinggi, kunci ekstra, atau baut tambahan. Setelah memutuskan modelnya, ada beberapa biaya tambahan perlu Anda pertimbangkan. Beberapa perusahaan menawarkan jaminan atau garansi pada produk mereka yang dapat digunakan untuk menutupi biaya barang-barang Anda yang hilang, jika diperlukan. Karena brankas sulit dipindahkan, Ada mungkin juga harus menyiapkan biaya tambahan untuk instalasinya di rumah Anda. 5. Ruangan untuk brankas Casoro Jewelry Safes mengatakan, lemari kamar tidur utama merupakan lokasi paling populer. Itu pula yang tentu ada di pikiran pencuri. Selain kamar tidur, Anda bisa pertimbangkan ruang kerja atau bawah tangga rumah Anda. 6. Jenis proteksi Menurut Consumer Report, api adalah penyebab paling sering barang-barang berharga hilang. Selanjutnya adalah pencuri, kemudian kerusakan karena air atau banjir. Beberapa brankas menawarkan beragam jenis perlindungan terhadap beberapa jeni serangan. Meski begitu, tingkat perlindungannya bisa bervariasi. Anda perlu pertimbangkan betul masing-masing standar perlindungan sebelum membuat keputusan.

B00002.2014M96081-3

SEWA RUANG USAHA Disewakan ruang usaha LT 405m, LB 160m utk kantor/gudang di Nogotirto 3 pagar bumi keliling,dkat dengan JCM/Malioboro Mall.Hub: Nana Era 081328021515/081804982491 B00002.2014M94946-5

Rmh mkn Pujasera,luas,tepi jln ry ada meja kursi tinggal jalan 4,5jt/ 6bln/kerjasama 087839213124 B00002.2014M96328-3

Di kontrakkan ruang ush,cocok utk wrng burjo,tempt strtgis banget,bla kang akbid/ISI 5,5jt/th minml 2th cpet dpet Hub 081327941389 bg yg serius ush B00385.2014M96836-5

Disewakan R.usaha 6x3m pgr jalan dkt 3kampus&Hotel,sttgs,murah& cpt min2th Hub:087738737682 B00002.2014M96914-3

Oper kontrak kios strategis masih6 bulan di Jl Kabupaten Kronggahan Uk.3x6 ada halmn 085328142888 B00714.2014M96981-3

Dikontrakan bengkel jual beli sewa mobil.Jln.Wahidin Mlati Sleman No Telp 0818958999 B00812.2014.96994-3

Ruko disewakan Jl.Selokan Mataram Puren Jl.Barada L4X12 KMd 1300w Air sumur 15jt/th.081328779478 B00001.2014M97099-3

Oper kontrak Showroom Mobil.Lebar muka 11x11m,masih 5tahun 150jt. Serius. Hub 087738757557

B00001.2014M97106-3

Kontrak ruko baru di Purwomartani, utara Candi Sambisari.Cocok utk smua ush.H:0817468889/4541906 B00001.2014M97128-3

B00692.2014.97185-3

B00692.2014.97186-3

Tnh & bang SHM p 700m bang 400m dkt Stikes Surya Global Rp 1,25 m Potorono Btp Btl H085100439009 B01347.2014.97223-3

Kav SHM 82m² n 87m² dlm perum tmr SD Budi Mulia JlWates KM10 kesltn 2km 57jt n 60jt.081328021747 B00001.2014M97228-3

BU GedongKuning Lt524m Ld17, SHM. Jongke Palagan Lt 3950-5500m Ld 16-30; Jln.Mgl Km8 Lt 690m Ld 16 & Lt 800m Ld80 H: 082227371520 B01033.2014M97243-4

Bismillah tnh djl LT205mtr Mk13m Lok Cepoko Btl+345m Lok Bantul Karang+246mtr lok Jetis Btl.Hrg Cepoko 145jt Jetis 140jt Btl Karang 160jt.H:Pemilik 087838324528 B00002.2014M97279-5

SHMP Rgrod brt jmbtn lyg ksltn brt jl sltn BMT LT545 LD9 cck u gdg,kntor 3,5jt/m.085799352835 B00692.2014M97321-3

JUAL RUANG USAHA BU cepat.Jual/sewa/kerjasama. Ruko.2,5 Lt.Jl.Raya Wahid Hasim.1A. Seturan,Sleman,YK.LT.90m.LB.160m .LD.6,5m.2200W.SHM.IMB. 3km. 1kt.PemilikLangsung.SMS.081542612975

Perhatikan 9 Hal Ini Sebelum Membeli Brankas! TIDAK seorang pun berharap barang-barang penting milik mereka hilang. Sayangnya, baik itu pencuri, api, atau banjir bisa mendatangi siapa pun tanpa didahului peringatan. Namun begitu, ada satu cara untuk melindungi barang-barang tersebut, yaitu dengan brankas. Masalahnya sekarang, sangat banyak jenis brangkas beredar di pasaran. Untuk itulah, sebelum mulai berbelanja, Anda bisa melihat ulasan di bawah ini, untuk memastikan Anda menemukan brankas yang tepat.

B00002.2014M96052-3

SHM jl ry Kabptn cck u ush 250m dri Jl God LT.1050 2muka 4jt/m TP. 081390078974/08195530160

B00002.2014M96941-4

B00714.2014M97046-5

B00198.2014M97294-4

B00002.2014M96916-3

SHMP220mLD14m utr StdMgwhrjo dktUSD+Stiper+Unriyo cck u.RT/kos²n/ invs brkmb cpt H:087838737073TP

B00001.2014M97239-3

B00002.2014M97169-5

Djl ruko siap pakai.Lok jl Sabopasar Stan T145/172 SHM+IMB lokstrtgs cck utk sgl ush.Promo Akhir ThH: 081392027210,082226524630

Pek istw brt RS PKU Bantul SHM, aspal 276m²(14x19)2mk,cck u/usha, rmh tggl 1,5jt/m/ng.081391471521

B00692.2014.96415-4

Kav siap bgn SHM&IMB Jl lebar 6m type 70/131 hrg 620jt lokasi Jl Palagan km12 RS Pura Husada kutr Pesona Plaagan Tp:081227144575

B00001.2014M96456-3

B00001.2014M96473-3

Jual cpt! Paket(Ruko 184m² Jl Kaliurang KM17,SHM sawah 638m²& 1129m² Jl Kaliurang KM14 belakang UII)Harga 1,5M nego.Hub: 0877392 35522/087738111176

Pek siap bgn LT130m² LD10m² mbl/ truk msk jl.Imogiri tmr KM14 msk 150m.Hrg 65jt/ng.085867861484

Jual tanah pekarangan SHM 200m Piyungan ke utara 1 km ke timur 800m 105 jt pas Hub: 087738005667 maaf jangan sms & tanpa makelar

B00002.2014M96926-3

B00001.2014M93661-5

5 menit dari tugu, ruko baru 2lt harga 700jt (tinggal 2 unit) Hub:0878 .3901.7779

Tnhpkrgshm8x17m,9x17.5m,10x16.5m, 15x19m.Lksi jln solo km 13 hotel Alodia belok selatan 200m hrg Rp750/ m hub pmlk 085729340632

B00001.2014M97108-3

Dikontrkn rumah tngh kota 2LT 3kt 2kmd fas listrik 1200Wt di Kumendaman MJ2/359C.Hub 08175460052

B00002.2014M96900-4

B00002.2014M93529-3

Dijual ruko di jl.Melati Kulon/Baciro (selatan Brimob,sebelah salon Bowie) LT/LB 72m²/104m².Bangunan baru,SHM,IMB.Indogress+Toto Ecowasher.Hub 089643552586

OPER KONTRAK Oper kontrak untuk cucian mobil/ motor uk:12x15m,masih 5thn Hub:087838410007

B00002.2014M96050-3

Rmh baru,SHM,IMB,LT101m²,Tp75. Fas:2KT,1KM,Teras,RK,carpot,AC. JaMalKM5.Hg525jt/ng.H:081392120710

B00001.2014M96455-3

B00002.2014M87840-5

BU Jl.Magelang km11 SHMP LT100/ 140 2LT siap huni utr SPBU Dukuh 495jt cash 087839584062/74e35e67

Tnh Pek SHM L200m².Loks Jl Magelang KM8.Hrg 5jt/m/ng.Serius hub pemilik sendiri.081325675388 TP

Dikontrakkan rumah 3kt 3km rt rk dpr garasi 2mbl listrik 1200W 2AC ada hal,timur Hotel Hyatt.Hub: 08122785843/081904194455

B00002.2014M95658-3

JUAL RUANG USAHA BU Cepat.Jual/sewa/sewa bangun/ kerjasama.Ruko 1 Lt.Jl Raya Bantulan 20.Sleman,YK.LT.135m. LD.6m, LB.109m.2km.2kt.2200W.SHM. IMB .PemilikLangsung.SMS.081542612975

Dijual cpt tanah diutr Perum Green Hills Sleman LT708m LD8mSHM pinggir jln aspal Hub087739174484

Dijl Rmh baru Plemburan Jakal KM6,5. LT124m.Fas:3KT,2KM,crpot,trs,dpr,RK,AC,550jt/ng.081392120710

B00692.2014.97202-3

Tinggal 4unit lokasi Tajem timur kampus UNRIYO legalitas pasti desain bebas:7173302/087739036207

HALAMAN 22

7. Akreditasi brankas Akreditasi oleh Underwriters Laboratories telah berkembang menjadi standar industri. Tes brankas UL meliputi berbagai kondisi, misalnya kebakaran atau pencuri. Mereka memberi peringkat berdasarkan seberapa baik dan lama brangkas menahan serangan. Untuk kualitas pencurian, UL memberi skala mulai dari yang paling rendah hingga yang paling tinggi yaitu, B-G. Untuk penahanan api, peringkat angka pertama menunjukkan suhu, dan angka selanjutnya adalah lama waktu dalam hitungan jam, misalnya Class 350-4hr. 8. Jenis kunci Ada dua pilihan jenis kunci, yaitu manual dan digital. Kunci manual biasa Anda temukan pada loker. Kunci tersebut bisa membuka dengan cara memutar angka ke kiri dan ke kanan, sampai Anda memasukkan angka yang tepat. Kunci jenis ini paling banyak dipilih karena sulit ditembus. Kekurangannya, saat ingin mengganti kombinasi, Anda harus menghubungi profesional. Adapun kunci digital paling sering ditemukan pada brankas kamar hotel. Untuk membukanya, Anda hanya perlu menekan sejumlah angka. Kunci jenis ini mudah dibuka dibandingkan dengan kunci manual, dan memungkinkan Anda mengakses barang-barang dengan cepat. Namun, kunci jenis ini membutuhkan baterai yang harus diganti secara rutin. 9. Sulit dipindahkan Semakin berat brankas, tentu semakin sulit benda ini dipindahkan. Hal tersebut bisa mengurangi kemungkinan pencuri membawanya sebelum dibuka di tempat lain. Namun begitu, beberapa perusahaan brankas memilih untuk menempatkan beberapa lubang pada keempat sudut brangkas. Lubang ini nantinya digunakan untuk memasang baut khusus sehingga brankas terkunci sempurna di dinding atau dasar lantai. (kompas.com)

B00002.2014M87835-5

Ini Cara Agar Stop Kontak di Kamar Mandi Aman SEJATINYA setiap kamar mandi harus memiliki rancangan dan perencanaan tersendiri dalam memecahkan permasalahan mengenai listrik. Tentu, karena setiap kamar mandi memiliki kebutuhan berbeda. Contohnya adalah kamar mandi kering. Kamar mandi jenis ini biasanya memiliki kabinet wastafel, yang areanya menyediakan tempat untuk menggunakan peralatan elektronik, misalnya hair dryer, pengeriting rambut, alat cukur, dan lainnya. Kini, dengan berkembangnya model kamar mandi yang sangat pesat, kebutuhan akan kamar mandi kering juga semakin banyak. Tapi, bagaimanakah cara menyediakan listrik yang aman dengan stop kontak di samping meja kamar mandi yang aman? Berikut langkahnya: ■ Ketahui jumlah stop kontak yang Anda perlukan, lalu tentukan titik penempatannya. Biasanya stop kontak diletakkan di dekat wastafel atau di samping meja rias. ■ Gunakan stop kontak yang memiliki penutup sehingga lubang stop kontak selalu terlidung dari percikan air. ■ Jika sistem kabel stop kontak dan lampu digabungkan, kabel dari sub panel dibagi dan dihubungan dengan beberapa stop kontak dan lampu. Semuanya harus dalam satu sirkuit listrik. (*)


20

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

SENIN, 22 DESEMBER 2014

Dramatic Eyeliner Akan Disukai TREN TATA RIAS 2015 TAHUN 2015 diprediksi juga akan diwarnai kemunculan tren baru di tata rias wajah. Tren yang diperkirakan akan menginspirasi adalah dramatic eyeliner dan diffused quartet. Jika Anda tertarik mengaplikasikan dua gaya tata rias ini, caranya cukup mudah kok. Ikuti panduan berikut:

& Fashion Style

23

Tren Tata Rambut 2015

RAMBUT pendek yang diperkaya teknik pewarnaan dan styling diprediksi akan menjadi tren di 2015.

Potong Pendek

Diperkaya

g n i l y t S

NOVA

Dramatic eyeliner akan menginspirasi tren tata rias wajah di 2015.

DRAMATIC EYELINER 1. Bentuk mata dengan eyeliner yang ditarik ke bagian ujung luar mata. 2. Baurkan eyeshadow warna hijau pada kelopak. 3. Tambahkan higlight warna hijau muda pada tulang alis. 4. Bentuk mata bagian bawah dengan eyeliner berwarna ungu. 5. Lengkapi dengan bulu mata palsu yang menambah kesempurnaan tata rias.

Apa saja hal menarik yang paling dinanti di tahun depan ya? Pekerjaan baru, pasangan baru, atau tren terbaru? Tren akan selalu diminati banyak orang kala menyisipkan segala sesuatu yang berbeda nan unik. Begitu pula d dengan tren dunia kecantikan, khususnya tata rias r rambut. Meningkatnya antusiasme masyarakat Ind donesia akan tren hijab pada tahun 2012 dan 2013, n nyatanya masih sanggup beriringan dengan tren rambut yang masih terus eksis dan dicari para pecinta dunia kecantikan. Apakah tren hampir dipastikan terinspirasi dari tampilan gaya rambut para selebritis dunia maupun Indonesia? Ternyata tidak juga. Ide menciptakan sebuah tren diakui pakar kecantikan rambut bisa datang dari mana saja. Jika tren rambut Bob bergeser pada rambut Lob yang lebih panjang atau modifikasi gaya rambut ombre di tahun 2013 berkat eksperimen beb berap hairdresser maupun para selebriti Hollywood. beberapa Ap pakah di tahun 2015 nanti akan terulang kembali? “Pada Apakah dasarnya, siapapun atau apapun dapat menjadi sumber inspirasi bagi Makarizo dalam meluncurkan produk, teknik pewarnaan, atau teknik potongan rambut. Tidak harus berkaca kepada public figur tertentu. Justru yang menjadi fokus adalah kebutuhan pasar dan individu untuk tampil sempurna dalam urusan rambut,” ujar Tim Artistik Makarizo kepada Ridho Nugroho dari Nova. Sebelum Anda memutuskan mana potongan gaya rambut atau warna rambut yang akan diaplikasikan untuk menyambut tahun 2015. Simak ulasan mengenai tren rambut dari Tim Artistik Makarizo. Lalu, apakah warna brunette dan cooper tetap menjadi tren di tahun 2015? Khusus untuk potongan rambut wanita, tetap berpilar kepada gaya rambut panjang dan pendek. Semakin lama semakin banyak wanita yang menyukai gaya potongan rambut pendek yang trendi nan praktis. Namun tren tahun depan, rambut pendek pun mengalami modifikasi pada styling, supaya look yang tercipta tetap unik. Pada dasarnya semua wanita ingin tampil berbeda sesuai karakter. Tren warna rambut Ramalan tren rambut tahun 2015 sebenarnya masih rahasia, tetapi bisa sedikit diberi penjelasan. Makarizo sendiri selalu terinspirasi dari acara-acara besar internasional maupun global. Contohnya untuk tren rambut 2014-2015 yang didapat dari perubahan cuaca yang ekstrem. Selain menjadi topik berita di seluruh dunia, perubahan cuaca menjadi sumber ide untuk diolah ke dalam sebuah tren gaya rambut Haute Couture dan Pret a Porter. Khusus tahun depan, tren global masih menjadi tendensi tapi tetap diterjemahkan dalam karakteristik wanita Indonesia.(fin)

Alternatifnya, Bergelombang dan Kepang NOVA

Inspirasi tata rias di 2015 lainnya adalah diffused quartet.

DIFFUSED QUARTET 1. Biarkan eyeshadow warna rise pink pada tengah kelopak. 2. Beri warna hijau pada ujung kelopak bagian dalam. 3. Tambahkan warna ungu pada ujung kelopak bagian luar. 4. Warna gold pada bawah mata bisa memberi efek glamor. 5. Buat mata tampak berbinar dengan pulasan maskara. (michael panambuhan/nva)

GETTY IMAGES VIA ZIMBIO

Rambut dengan potongan super pendek seperti foto di atas dan rambut pendek dengan styling wavy seperti yang diaplikasikan oleh Jennifer Lawrence (foto kanan)diprediksi akan jadi tren di 2015.

Merawat Rambut yang Diwarnai Nggak Susah Kok! ANDA memiliki rambut yang diwarnai atau baru saja ingin mencoba rambut berwarna? Tahukah Anda, kesalahan sedikit saja bisa berakibat fatal untuk tampilan rambut? Sudah tahukah pula bahwa terkadang warna yang dianggap salah justru mampu membuat warna menjadi semakin bagus? Terdengarnya memang gila, tapi ini fakta. Layaknya kulit wajah, rambut juga memiliki karakter sangat sensitif terhadap zat kimia, sehingga perlu ketelitian saat merawatnya. Berikut trik merawat rambut berwarna demi mendapatkan hasil sempurna. Trik ini berlaku untuk semua jenis rambut.

• CAMPURKAN RAMBUT OMBRE DENGAN HIGHLIGHTS Jika Anda ingin mencoba gaya dramatis, terapkan efek ‘mendalam’ pada rambut ombre yang pada sentuhan akhir dicampur dengan titik highlights. Namun, tetap berhati-hati saat mengaplikasikan agar area yang tidak ingin diwarnai takkan terkena pulasan.

•PERCEPAT PROSES HIGHLIGHTS DENGAN PEMBUNGKUSAN PLASTIK Salah satu cara mengakselerasi proses penerangan warna adalah dengan menyematkan area yang dimaksud menggunakan plastik untuk menaikkan warna yang diinginkan. Setelah bungkusan plastik menutup aman, gunakan pengering dengan pengaturan rendah untuk meningkatkan suhu.

•JANGAN HANYA GUNAKAN SATU WARNA SAJA SAAT PROSES APLIKASI PEWARNAAN TAHAP PERTAMA Anda selalu menerapkan satu warna saja saat pewarnaan? Cobalah aplikasikan hanay satu garis saat pewarnaan. Tambahkan satu level warna lebih terang persis di bagian tersebut yang secara halus akan mentransisi rambut menyerap ke dalam kulit dan membuatnya tidak natural dan terlihat seperti wig.

•HINDARI MENGOREKSI WARNA DENGAN MENAMBAHKAN BANYAK WARNA LAIN Jika Anda menginginkan vibrasi warna yang lebih gelap atau terang, maka jangan mengoreksinya langsung semua. Juga tidak disarankan untuk mengecatnya ulang. Untuk mengembalikan atau menghapus warnanya, tunggulah beberapa minggu yang disertai penggunaan deepconditioning treatment.

PREDIKSI tren tata rambut 2015 nanti juga akan memunculkan gaya rambut bergelombang dan kepang. Prediksi itu dikemukakan hair-dresser ternama Rudy Hardisuwarno. Rudy meramalkan rambut bergelombang dan kepang akan banyak disukai kaum hawa di 2015. Ciri khas kedua gaya rambut ini adalah rambut bervolume. “Rambut penuh volume akan menjadi tren tahun depan, entah itu panjang atau pendek,” kata Rudy. Tentang pilihan warna, Rudy memprediksikan coklat muda dengan sentuhan highlight baby pink lavender dan mate. Bagaimana dengan Anda?(nie)

Tetap Sehat Setelah Rebonding DENGAN sedikit perawatan intensif, rambut yang diluruskan dapat tetap terus terjaga kelembapan dan kesehatannya. Proses pelurusan rambut yang populer disebut dengan istilah rebonding atau smoothing, seringkali diikuti dengan keluhan atau kondisi rambut yang cenderung berubah menjadi kusam, kering dan rontok, akibat bahan kimiawi yang terkandung didalam produk-produk khusus rebonding dan smoothing. Bahkan kerusakan parah juga terjadi pada bagian kulit kepala, ujung dari helai rambut setelah melakukan proses pelurusan rambut. Untuk mendapatkan kembali rambut Anda yang sehat, halus dan terawat, ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan demi menjaga kesehatan mahkota Anda tersebut.

memberikan efek hidrasi dan bebas 100 persen dari Amonia. • Pilih shampo yang diformulasikan khusus untuk dipakai sehari-hari secara

dengan kandungan botanical extract from oryza (rice) yang dapat memberikan kelembapan ekstra, serta menguatkan batang rambut setelah Anda membersihkan rambut dengan

• Agar rambut mudah diatur dan memiliki tekstur yang lembut dan berkilau, gunakan anti frizz spray dan multivitamin serum yang mengandung hydroglycolic form virgin olive dan wild theme yang berfungsi menjadi tonik bagi batang rambut yang mengalami pelurusan yang cenderung mudah rapuh.

•HINDARI MENCUCI SETIAP HARI RAMBUT BERWARNA KETIKA SESUDAH MEMUDAR Semakin memudar rambut berwarna sangat rentan akan bahan kimiawi pada shampoo atau produk kondisioner yang bisa menyebabkan warnanya semakin menghilang. Lakukan proses pewarnaan setiap 6 minggu sekali agar terjaga warnanya.

•SELALU GUNAKAN SHAMPOO

GOOGLE IMAGES

Layaknya kulit wajah, rambut juga memiliki karakter sangat sensitif terhadap zat kimia, sehingga perlu ketelitian saat merawatnya.

BEBAS SULFAT UNTUK MEMPERTAHANKAN VIBRASI WARNA Shampo bebas sulfat memang diformulasikan untuk merawatan rambut berwarna dan membuat warnanya tetap menyala. (ridho nugroho/nva/stylelist)

• Rambut rusak setelah diluruskan biasanya dipengaruhi oleh krim dan obat yang tidak sesuai saat proses pelurusan. Jenis dan tekstur rambut yang berbeda sangat menetukan proses pemilihan krim yang akan dipakai. Karena tingkat resistensi dan peresapan rambut akan sangat berpengaruh terhadap masalah kusam dan kering yang ditimbulkan. Pastikan, produk pelurus rambut Anda mengandung protein susu yang mampu

dengan bahan alami yang mengandung aloevera dapat membantu menjaga kesehatan rambut. Anda dapat memilih masker rambut yang mengandung sebum control untuk menjaga kondisi rambut tetap seimbang dan tidak berminyak.

GETTY IMAGES VIA ZIMBIO

Rambut short wavy aktris Lily Collins.

rutin bagi rambut yang telah mengalami pelurusan yang mengandung bahan hydropolyzrd soy yang mampu menutrisi rambut agar tetap sehat dan terawat. • Gunakan kondisioner

sampo. Kondisioner sangat cocok bagi Anda yang ingin memiliki rambut lurus yang berkilau. • Lakukan perawatan hair mask atau masker rambut secara rutin dua kali dalam seminggu. Masker rambut

• Untuk hasil yang maksimal, konsumsi suplemen untuk kesuburan dan kesehatan rambut yang mengandung vitamin A,C,E dan K1. ‘’Sebenarnya resiko rambut menjadi kering atau rusak setelah proses pelurusan atau pewarnaan dapat diminimalisasi. Untuk rambut yang sudah terlanjur kering, kasar dan bercabang, penggunaan supporting product seperti hair vitamin sangat disarankan, Usahakan untuk melakukan perawatan rambut terlebih dahulu sebelum menjalankan proses pelurusan atau pewarnaan rambut,” ujarnya.(ridho nugroho/nva)


ribun Jogja SELASA, 9 DESEMBER 2014 20

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

GAMING

Digital Life

24 TRIBUN/HERUDIN

PEGI PEGI menawarkan layanan pembayaran hotel lewat transfer rekening maupun pembayaran lewat outlet minimarket.

Lagu Latar Digarap Komposer Jepang

KOMPAS IMAGES/DELIUSNO

MANAMI Matsumae, komposer Jepang yang terlibat di penggarapan musik latar game buatan TouchTen. TOUCHTEN, sebuah perusahaan pembuat game mobile asal Indonesia, menggandeng komposer kawakan asal Jepang bernama Manami Matsumae untuk mengisi lagu latar game terbarunya, Target Acquired. Manami sebelumnya pernah bekerja di salah satu studio game terbesar di Jepang, Capcom. Salah satu karyanya yang terkenal adalah untuk seri game MegaMan. “Dengan menggandeng komposer terkenal asal Jepang, saya berharap

ini akan menjadi waktu yang baik agar Indonesia bisa ada di peta dunia game,” kata Anton Soeharyo, CEO TouchTen, kepada KompasTekno di Jakarta, Jumat (5/12). Total, ada enam buah lagu latar yang diciptakan oleh Manami untuk game Target Acquired ini. Lagu-lagu tersebut nantinya akan menemani pemain di sepanjang game ini, dimulai dari awal permainan hingga saat melawan raja atau bos di setiap tingkatan. Saat diperdengarkan kepada

KompasTekno, lagu hasil ciptaan wanita cantik ini terasa mampu menggambarkan suasana permainan. Musik-musik dengan beat cepat a la Megaman sangat terasa di setiap karyanya. “Saya membuat musik yang catchy agar bisa dapat terus dikenang,” ungkap Manami. Proses pengerjaan lagu latar ini ternyata berlangsung sangat cepat. Manami hanya membutuhkan waktu sekitar empat hari untuk menyelesaikan karya barunya ini. “Dia sudah profesional, makanya bisa bekerja sangat cepat,” canda Alexander Aniel, CEO Brave Wave, label musik Jepang yang menaungi Manami. Target Acquired sendiri adalah sebuah game mobile dengan genre Endless Run, mirip dengan game populer Temple Run. Bedanya, game Target Acquired memiliki berbagai misi menarik dan di akhir setiap tingkatannya, pemain diharuskan untuk melawan raja. TouchTen berencana untuk menghadirkan game tersebut di platform Android dan iOS. Target Acquired sendiri diperkirakan sudah akan hadir di toko aplikasi pada Februari atau Maret 2015 mendatang. (deliusno)

Bayar Hotel Lewat Mini Market

Play Media Ekspansi ke Kota Semarang PERUSAHAAN layanan digital, Play Media memperluas basis pelanggannya di Jawa Tengah dengan membuka pasar di Kota Semarang. Ekspansi ini untuk merespon perubahan tren minat masyarakat terhadap dunia digital yang jika di masa lalu orang memanfaatkan compact disc untuk menikmati musik, kini beralih ke layanan musik streaming. Begitu juga kebutuhan nonton film dalam format HD dari dulu menggunakan DVD digantikan oleh video streaming. Ade Tjendra, Direktur Komersial Play Media mengatakan, Play Media menyediakan layanan digital dengan menggunakan teknologi terkini Fiber to the Home, yang hadir dengan koneksi internet super cepat dan layanan multimedia interaktif. “Dengan menggunakan teknologi terkini,

ISTIMEWA

PLAY MEDIA menawarkan layanan digital mulai dari data streaming sampai online shopping.

Fiber To The Home (FTTH), Play Media menghubungkan jaringan sampai ke rumah pelanggan, dengan menggunakan kabel fiber optic,” ujar Ade dalam keterangan pers tertulisnya kepada Tribun, Rabu (3/12/2014). Menurut dia, infrastruktur jaringan FTTH ini memiliki beberapa keunggulan, antara lain kemampuan untuk membawa kapasitas data yang sangat besar, ketahanan akan gangguan dari frekuensi dan listrik,sehingga teknologi ini membawa keunggulan dalam memberikan layanan broadband internet berkecepatan tinggi, interaktif TV, dan berbagai macam interaktif media lainnya, yang memerlukan kapasitas yang besar. Bisnis Play Media bertumpu pada empat layanan utama. Pertama, Light Speed Internet, berupa koneksi internet di rumah dengan teknologi FTTH (Fiber To The Home), yang diklaim pertama di Indonesia Internet Kecepatan hingga 200 Mbps dan didukung dengan jaringan berkapasitas 2.5 Gbps. Kedua, Interactive TV Cable yangh terdiri dari 130+ saluran TV Kabel dengan kemampuan interaktif dan berkualitas High Definition, termasuk layanan TV On Demand, Timeshift, dan Network Personal Video Recording. Ketiga, Interactive New Media, layanan baru yang memungkinkan berbagai aktifitas dilakukan secara interaktif melalui TV di rumah pelanggan, seperti Interactive Transaction dalam online shopping. Dan keempat Low Cost Telephony, telepon rumah dengan kualitas suara yang jernih, dengan fasilitas Video Call ditujukan untuk area Perumahan pengembangan baru. (fin)

PERKEMBANGAN teknologi mendorong makin banyak travel agent yang menyediakan layanan online di Indonesia. Kehadiran mereka membuat pemesanan tiket pesawat dan resevasi hotel jadi lebih mudah. Cukup melalui genggaman tangan, entah itu ponsel, tablet, atau laptop, pemesanan dan pembayaran beres. Sayangnya, metode pembayaran yang berlaku di agen travel daring umumnya masih menggunakan kartu kredit. Hal tersebut tentu saja tidak bersahabat bagi mereka yang bukan pengguna kartu kredit. Situs Pegipegi.com baru-baru ini memperkenalkan tampilan baru yang menjanjikan kemudahan bagi pengguna dalam pembayaran sebagaimana misinya, Make Travel Easy. Salah satunya adalah kemudahan bertransaksi untuk pembayaran hotel. Selain cara pembayaran konvensional lewat kartu kredit, situs ini juga membuat penggunanya membayar tagihan kamar hotel lewat metode transfer dana dan pembeyaran lewat mini market. “Pembayaran hotel di kasir mini market rasanya baru Pegipegi.com yang menawarkan. Ini belum pernah ada di Indonesia,”

Jakarta, Kota Ideal untuk StartUp SITUS properti Lamudi baru-baru ini menerbitkan daftar kota-kota di dunia yang masuk ke dalam kategori kota paling menjanjikan untuk bisnis startup digital. Jakarta menjadi salah satu kota di dalam daftar tersebut. Dengan inovasi yang terjadi secara global, pusat pengembangan teknologi tidak lagi hanya terjadi di negara maju. Lima kota di dalam daftar ini yang terletak

di negara berkembang juga mempunya potensi yang kuat untuk menjadi pusat teknologi selanjutnya bagi para pengusaha perintis. Jakarta telah dikenal sebagai salah satu kota megapolitan terbesar di dunia. Satu per satu gedung pencakar langit bermunculan di Jakarta, yang menunjukkan banyaknya permintaan akan ruangan di kota ini. Kelas

TECH IN ASIA

JAKARTA menjadi satu dari beberapa kota di negara berkembang yang dianggap kondusif buat pertumbuhan startup baru.

KOTA-KOTA POTENSIAL LAIN UNTUK STARTUP • Medellin, Kolombia Penampakan kota terbesar kedua di Kolombia ini telah berubah drastis dalam 20 tahun terakhir. Perpustakaan umum, taman kota, sekolah dan museum, serta rangkaian transportasi dari pinggir ke pusat kota, telah dibangun. The Grupo Empresarial Antiqueno, akumulasi perusahaan yang berada di Medellin, sekarang telah menyumbang tujuh persen dari produk domestik bruto (PDB) Kolombia. • Amman, Yordania Kota yang menjadi ibukota Yordania ini adalah

pemimpin startup hub di wilayah tersebut. Dalam usahanya untuk mengisi celah di antara sumber daya alam dan sumber daya manusia, pemerintah telah berinvestasi di infrastruktur, pendidikan, dan juga mereformasi regulasi, sehingga Yordania kini menjadi wilayah paling mudah dan murah untuk mendaftarkan bisnis. Hasilnya adalah koneksi internet terbaik di Timur Tengah dan juga universitas berkualitas bagus yang menghasilkan banyak pengusaha muda dan berbakat. • Lahore, Pakistan Lahore, Karachi dan Islamabad telah menjadi rumah bagi banyak startup baru di Pakistan. Lahore, ibukota negara, khususnya sangat menarik karena pembangunan kotanya,

menengah yang terus berkembang juga terus berdatangan ke kota ini. Mereka membawa kemampuan membeli yang kuat, penetrasi mobile internet yang tinggi, dan permintaan yang besar untuk jasa online. Hasilnya adalah pasar yang kuat bagi para startup teknologi untuk dijelajahi. Walaupun belum ada bantuan dana dari pemerintah, semakin banyak investor seperti Merah Putih Incubator, GDP Venture, East Venture, dan GREE Venture yang masuk di pasar ini. Investasi sebesar 100 juta dolar AS bagi Tokopedia dari dua investor papan atas, SoftBank dan Sequoia Capital, pun makin membuka pintu lebarlebar untuk investor asing lainnya yang ingin menanam modal di startup asal Indonesia. Untuk mengatasi tantangan yang dihasilkan oleh pertumbuhan pesat kota ini, para startup dituntut menjadi lebih praktis karena mereka harus menghasilkan uang sejak hari pertama. Karena alasan inilah, Jakarta menjadi rumah bagi banyak startup yang berfokus di travel, e-commerce, dan gaya hidup. Kota-kota lainnya yang dianggap potensial untuk pertumbuhan Startup adalah Kota Medellin di Kolombia, Kota Amman di Yordania, Lahore di Pakistan dan Lagos di Nigeria.(erry fp/info komputer) ditambah area industri, universitas, dan bandara baru. Infrastruktur yang kuat telah membantu menciptakan pasar yang dinamis bagi para startup, dengan banyaknya inkubator yang menciptakan ide bisnis yang menarik. • Lagos, Nigeria Lagos kini menjadi kota dengan pertumbuhan paling cepat kedua di Afrika dan ketujuh di seluruh dunia. Salah satu penyebabnya adalah kesuksesan pertumbuhan cepat startup selama dekade terakhir, khususnya di Yaba, pinggiran kota di pelabuhan Lagos. Para penduduknya telah menamakan daerah tersebut sebagai Yabacon Valley karena kesamaan karakteristiknya dengan Silicon Valley.

PEGI-PEGI.COM • Pencarian hotel dapat disortir berdasarkan berbagai kategori, seperti harga, kelas dan bintang, atau fasilitas. • Ada ulasan dari wisatawan lokal tentang kualitas layanan hotel yang ditawarkan, sehingga memudahkan pengguna mencari hotel yang sesuai keinginan. • Promo menarik seperti voucher potongan harga untuk pembayaran dengan kartu kredit tertentu atau bertranskasi di merchant rekanan. • Pegipegi.com menggandeng sejumlah bank, BNI, BCA, dan UOB, serta Telkomsel Mobile Coupon, Indomaret dan Shell • Kanal Travel Tips menyediakan berbagai artikel menarik seputar traveling berikut tipsnya.(nie)

Adi Rian Web Director PT Go Online Destination, bendera perusahaan yang menaungi Pegipegi.com. Setelah memesan hotel, pengguna tinggal memilih metode pembayaran melalui minimarket. Untuk saat ini, layanan pembayaran hotel baru tersedia di Indomaret. Setelah memba-

yar reservasi di kasir Indomaret cabang manapun di Indonesia, pengguna tinggal menunjukkan bukti pembayaran di hotel. Layanan ini tentu saja merupakan angin segar bagi mereka yang tidak menggunakan kartu kredit. Sayang, metode pembayaran ini belum berlaku untuk pemesanan tiket pesawat karena masih menggunakan kartu kredit. Adi berharap metode pembayaran via mini market dapat diterapkan untuk tiket pesawat dalam waktu dekat. Penampilan baru Pegipegi.com juga menekenakan pada metode pelacakan hotel dan harga yang murah. Berbeda dari jasa agen travel lainnya, Pegipegi. com memungkinkan penggunanya memesan hotel di menit terakhir alias dadakan. Saat ini, Pegipegi.com sudah menjaring 3.400 hotel yang tersebar di seluruh penjuru Indonesia. Ari menjamin pengguna mendapatkan harga terbaik ketika memesan di Pegipegi.com. “Tidak seperti agen lainnya, kami tidak menggunakan pihak ketiga sehingga kami bisa mengontrol harga langsung ke pihak hotel,” ujarnya.(daniel ngantung)

MOBILE Apps

Antisipasi Bencana Banjir dengan Aplikasi PetaJakarta MENGANTISIPASI bencana banjir yang hampir setiap tahun melanda kota Jakarta, barubaru ini Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meluncurkan aplikasi PetaJakarta.org. Aplikasi ini diluncurkan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD DKI Jakarta bekerja sama dengan Twitter Inc, fasilitas Infrastruktur SMART dari Universitas Wollongong, Australia. Inisiatif ini sebenarnya juga merupakan sebuah proyek penelitian terdepan yang memanfaatkan sumber daya masyarakat komunitas untuk memetakan Tweet terkait banjir dan menyediakan informasi terbaru secara langsung kepada BPBD. Tujuannya, membantu penanganan secara cepat pada saat terjadi darurat banjir. Kerjasama ini diklaim sebagai yang pertama di dunia antara Twitter Inc, kampus dan Badan Penanggulangan Bencana yang menggunakan data media sosial dan menyediakan tanggapan secara real-time terhadap bencana alam. Aplikasi ini menggunakan “geosocial intelligence engineering” dan diposisikan sebagai platform gratis dan open-source universitas. Platform ini akan mengubah Tweet dengan geo-tag menjadi data berharga yang bisa digunakan oleh penduduk Indonesia dan badan pemerintah guna mengenali, mengarahkan, dan merespon lebih cepat terhadap banjir musiman di daerah Jakarta dengan rincian yang tidak pernah ada sebelumnya. Jutaan pengguna Twitter di Jakarta dapat berpartisipasi

dalam hal inisiatif keamanan publik ini di perangkat seluler mereka dengan tiga langkah mudah: Pertama, aktifkan “location services” atau tambah geotag dengan men-klik simbol pin pada saat membuat Tweet di perangkat seluler berbasis iOS/ Android anda. Kedua, ambil atau tambah foto dengan men-klik simbol kamera saat membuat Tweet pada perangkat seluler iOS/ Android anda. Ketiga, kirimkan tweet tersebut ke @petajkt dengan hashtag #banjir dan deskripsi singkat dari situasi banjir. Semua Tweet dalam format yang benar akan ditampilkan langsung pada peta yang terdapat di situs www.petajakarta.org untuk digunakan oleh penduduk, dan juga akan ditampilkan pada peta yang berada di ruang kendali kejadian sebagai perangkat tambahan tanggap

bencana secara real-time. Peluncuran PetaJakarta. org diadakan di Balai Kota Jakarta dan dihadiri Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama; Professor Pascal Perez, Direktur Penelitian dari Fasilitas Infrastruktur SMART, Universitas Wollongong; dan Mark Gillis, Kepala Kerjasama Akademik, Twitter Inc. “Ini bukan hanya proyek untuk mengumpulkan data terkait banjir secara pasif, namun juga merupakan wujud tindakan. Kita tidak butuh data yang banyak, tapi kita butuh smart data, dan sensor terpintar yang kita punya adalah masyarakat itu sendiri. Melalui kerjasama ini, kita memberdayakan masyarakat untuk melaporkan masalah banjir, dan membantu pemerintah mengembangkan perangkat open-source untuk mengerti dan menggunakan informasi secara real-time,” ujar Professor Pascal Perez. (fin)

BUSINESS LOUNGE

APLIKASI PetaJakarta membantu warga kota ini mengantisipasi datangnya ancaman banjir.


Auto Vaganza

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Smart Tips Chevy Indonesia

Berkendara Aman di Musim Hujan JAKARTA- Tak terelakkan lagi, musim hujan telah tiba. Memasuki bulan Desember ini curah hujan di banyak daerah makin meningkat jika dibandingkan bulanbulan sebelumnya. Jika Anda seorang traveler dengan kendaraan bermotor, saatnya bagi Anda lebih berhatihati saat mengemudi di jalan. Apalagi berkendara di jalan dengan permukaan jalan yang diguyur hujan ditambah dengan aneka tantangan lain seperti berkurangnya visibilitas, jalanan licin, genangan air, serta rintangan lain yang tak terduga seperti pohon tumbang. Dalam kondisi ini, pengendara memerlukan penyesuaian cara mengemudi dan kewaspadaan ekstra dalam memeriksa kondisi mobil agar tetap prima. Pada beberapa kendaraan, pengemudi sudah dibantu oleh sejumlah fitur keamanan berkendara. Pada mobil Chevrolet Captiva AWD misalnya, telah melengkapi berbagai teknologi seperti sistem kontrol traksi. Fitur ini dapat membantu mobil tetap mencengkeram aspal dan mengurangi selip di jalanan licin. Fungsi lain seperti sensor hujan dan lam-

per dalam kondisi yang baik karena wiper yang aus tidak menyapu air secara efisien. Akibatnya, guyuran air di kaca depan mobil akan menurunkan tingkat visibilitas. 2. TEKANAN BAN CUKUP pu otomotis memberikan kesempatan kepada pengendara untuk lebih fokus pada kemudi dan situasi sekitar. Sistem suspensi seperti yang terdapat pada Aveo dan Spin juga mampu meningkatkan kendali pengendara yang lebih baik di jalanan basah maupun kering. Hal lain yang tak kalah penting adalah fitur wiper control di semua model Chevy. Pengemudi dapat menyesuaikan tingkat kecepatan pada wiper di kaca depan dan belakang untuk mendapatkan visibilitas terbaik. Selain itu, posisi katup pipa udara yang tinggi memberikan keuntungan bagi pengendara saat melintasi jalanan dengan genangan air yang cukup tinggi dan mencegah air mengalir ke mesin kendaraan. “Meskipun kini kendaraan sudah didesain dengan cukup modern, pemanfaatan teknologi perlu diperhatikan untuk menjaga keselamatan", kata Dadan Ramadhani, Customer Care Director, General Motors Indonesia. 1. TETAP WASPADA Nyalakan lampu utama untuk membantu penglihatan Anda saat kondisi jalan sudah minim cahaya dan berkabut. Pergunakan lampu kabut jika kendaraan sudah dilengkapi dengan lampu jenis ini. Usahakan tidak menggunakan lampu hazard kecuali mobil yang Anda kendarai menjadi hambatan yang harus dihindari oleh pengendara lain. Pastikan wi-

GENERAL MOTORS INDONESIA

Periksa tekanan dan alur ban mobil. Tekanan yang terlalu keras akan mengurangi daya cengkeram terhadap permukaan jalan. Sebaliknya, kurangnya tekanan ban mobil akan menyebabkan mobil lebih mudah selip di jalanan basah. 3. CRUISE CONTROL Sistem cruise control sebaiknya tidak difungsikan pada jalanan basah. Cruise control berperan mempercepat atau memperlambat kendaraan untuk tetap dalam kecepatan yang telah ditetapkan. Ketika ban kehilangan cengkeraman di jalanan basah, roda secara alami akan mulai melambat dan akan terus melambat sampai perubahannya sesuai dengan kecepatan kendaraan yang sebenarnya saat titik cengkeraman dikembalikan. Jika Cruise Control diaktifkan, sistem akan mendeteksi perlambatan dan akan mencoba untuk mempercepat untuk meningkatkan kecepatan lagi. Hal ini akan menyebabkan satu atau seluruh ban kehilangan cengkeraman sepenuhnya. Keadaan ini dapat menyebabkan pengemudi kehilangan kendali terhadap kendaraan sepenuhnya. 4 ATUR JARAK PENGEREMAN, HINDARI AQUAPLANING Perlambat kendaraan saat melintasi genangan air untuk mengecilkan resiko terjadinya selip dan menambah jarak aman dengan kendaraan di depan. Kecepatan yang lebih rendah juga mengurangi kemungkinan terjadinya selip disebabkan genangan air (aquaplaning). Situasi ini terjadi ketika tapak dalam ban tidak lagi menyalurkan air dari permukaan jalan. Akibatnya, ban mulai “mengambang” pada lapisan air dan dari titik ini, ban (dan kendaraan) akan tergelincir. Pengendara dapat menyadari aquaplaning ketika kemudi tiba-tiba terasa ringan dan kendaraan tidak merespon gerakan kemudi. Gejala lain adalah pengendara melihat putaran mesin (RPM) naik turun secara tiba-tiba namun tanpa peningkatan kecepatan. (fin)

Seliter Bensin Mirage Sanggup Lahap 20,1 Km Eco Fun Drive di Makassar

posisi ketiga. Di kategori Mirage Transmisi Otomatis, juara 1 dimenangi Arifin Raseng dengan 20,1 km/liter bahan bakar disusul Arwini Yuditasari dengan 19,7 km/liter bahan bakar dan di posisi ketiga Yusriani dengan 17,8 km/liter bahan bakar. Muhammad Agus memberi tips

SETELAH sukses menggelar Mirage Eco Fun Drive II di Jakarta beberapa waktu lalu, PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), kembali menggelar acara serupa di Makassar. Acara ini digelar untuk menguji secara langsung keiritan konsumsi bahan bakar city car Mitsubishi Mirage. Acara yang digelar bekerjasama dengan diler PT Bosowa Berlian Motors ini berlangsung pada Minggu, 30 November 2014 lalu dan diikuti 40 peserta. Selain menguji tingkat KTB efisiensi bahan bakar Konsumsi bahan bakar Mitsubishi Mirage sanggup melahap 20,1 km per liternya lewat pengujian di Makassar. Mitsubishi Mirage, ajang ini juga dilakukan untuk memperkuat hubungan bagaimana agar Mirage yang dikendadengan konsumen setia Mitsubishi, rai bisa irit bahan bakar. Ketika sedang serta untuk lebih memperkenalkan mengemudi, jangan menginjak gas Mitsubishi Mirage sebagai city car terlalu kencang. Sepanjang perjalanan yang irit namun tetap memiliki perforterus berpacu dengan stabil agar indima yang baik. kator ECO tetap menyala. Selain irit Dari keseluruhan penghitungan kon- bahan bakar, Agus yang berdomisili di sumsi bahan bakar peserta, Mitsubishi kota Makassar ini juga mengakui bahMirage mampu menorehkan catatan wa suspensi yang dimiliki Mitsubishi konsumsi BBM di kisaran 15,9km/l Mirage sangat nyaman, bahkan untuk hingga 20,1km/l, untuk Mirage deperjalanan yang cukup jauh, seperti ke ngan transmisi manual dan otomatis. kota Pangkep, Bone, Toraja, dan lainDi Kategori Konsumen, juara 1 lain yang biasa beliau lakukan. dari kategori Manual dimenangi oleh Mirage Eco Fun Drive Makassar Muhammad Agus dengan catatan 17,7 mengambil rute berkeliling kota Makm/liter bahan bakar disusul Andi kassar mulai dari garis start di kantor Taufiq pusat Bosowa Berlian Motor, Jalan dengan 16,9 km/liter di posisi kedua Poros Makassar, hingga garis finish di dan Irawati dengan 15,9 km/liter di Pantai Akkarena. (choirul arifin)

25

Siap Rebut Kue Pasar Skutik PASAR sepeda motor matik (skutik) di Indonesia terus menggelembung angkanya. Data menyebutkan, dari total sepeda motor yang terjual tahun ini, sekitar 70 persennya dikontribusi oleh sepeda motor matik. Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) menyebutkan, sepanjang Oktober lalu penjualan motor semua merek secara nasional mencapai 680.642 unit. Sementara pada September, total penjualan sepeda motor berbagai merek mencapai 711.057 unit. PT Suzuki Indomobil Sales (SIS), agen tunggal sepeda motor Suzuki di Indonesia, berusaha memperbesar pangsa pasar skutiknya dengan merilis skutik Suzuki Address. Skutik bermesin 110 cc dengan teknologi fuel injection pada asupan bahan bakarnya ini dirancang sebagai skutik yang irit bahan bakar sekaligus serbaguna dan multifungsi. Pada sektor dapur pacu, oli untuk pelumasan mesinnya mengadopsi teknologi dua kali penyaringan. Pertama, oli disaring oleh oil strainer untuk menyaring kotoran. Setelah disaring di oil strainer, oli disaring lagi oleh oil filter agar menghasilkan pelumas yang benar-benar bersih untuk melumasi mesin. Sistem injeksi bahan bakarnya sudah menggunakan injeksi langsung dengan teknologi dari Mikuni yang menggunakan lima sensor utama (pada matik lain di kelasnya ada yang menggunakan empat dan enam sensor). Hariadi, 2W Sales – Service & Outboard Assistant to Section Head, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) di sela test ride skutik bersama jurnalis melintasi trek 33 km di Kota Jakarta, Jumat (5/12/2014) mengatakan, pada gearbox-nya, skutik Address sudah dilengkapi dengan kipas untuk mendinginkan kerja mesin saat mesin bekerja keras. Sensor didesain menyatu dengan throttle body untuk memudahkan saat dilakukan perawatan berkala. Yohan Yahya, GM Marketing 2W PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengatakan, untuk menyambut teknologi baru yang tertanam pada skutik Address, pihaknya sudah menyiapkan

TRIBUN

Peserta test ride skutik Suzuki Address bersama media di Jakarta, Jumat lalu .

FITUR-FITUR SUZUKI ADDRESS • Bagasi (utility box) berkapasitas 20,6 liter, diklaim terbesar di kelasnya • Kapasitas tangki bahan bakar 5,2 liter. Cukup sekali isi untuk menempuh perjalanan jauh • Kunci menyalakan/mematikan mootor dilengkapi dengan shutter key, yang menyatu dengan fungsi tambahan pembuka jok, memudahkan saat pengisian bahan bakar atau memasukkan barang ke bagasi. • Ruang kaki (floor board) dirancang lapang, memudahkan pengemudi mengatur posisi kaki. • Jok dirancang lebih panjang dan lebih lebar,

2000 tenaga mekanik terlatih dengan 490 bengkel yang sudah dilengkapi dengan peralatan fuel injection untuk servis skutik ini. Bengkel-bengkel tersebut antara lain berlokasi di Jabodetabek (51 bengkel), Jawa Barat (40), Jateng (103), Jawa Timur (111), Sumatera (69), dan Kalimantan sebanyak 61 bengkel. “Volume penjualan sepeda motor tahun 2014 ini bisa tembus 8 juta unit. Penjualan terbesar di skutik, mencapai 70 persen dari total penjualan. Ini merupakan pasar yang sangat besar dan terus berkembang,” ujar Motoo Murakami, Managing Director 2W PT SIS. Dia menambahkan, Address merupakan hasil rancang bangun tim ahli Suzuki untuk menghasilkan sepeda motor matik yang memenuhi ekspektasi masyarakat Indonesia.

membuat posisi duduk lebih nyaman. • Rear brake lock untuk memudahkan pengereman • Asupan bahan bakar sistem injeksi langsung • Desain dengan styling yang dirancang provokatif • Roda dilengkapi velg aluminium casting wheel • Dudukan tempat minum ganda di sayap • Harga jual Rp 13,89 juta (on the road Jakarta)

“Tim engineer ahli kami bekerja siang-malam untuk mengembangkan skutik ini. Hasilnya, Address menjadi skutik yang memiliki bagasi luas, fitur banyak dan irit dalam konsumsi bahan bakar,” ujar dia.

Murakami juga menjelaskan, Suzuki Address juga dirancang sebagai produk global dan memposisikan Indonesia sebagai basis produksinya. “Selain ditujukan untuk pasar Indonesia, skutik ini juga diekspor ke Jepang, Australia dan sejumlah negara Eropa,” ujar Murakami. “Kami berharap produk buatan Indonesia ini bisa meraih penjualan bagus di pasar global,” imbuh Murakami.(choirul arifin)

Muat Beras Sekarung JIKA ada motor skutik dengan ruang bagasi segede gaban besarnya, mungkin ada di Suzuki Address, motor matik baru lansiran PT Suzuki Indomobil Sales (SIS). Address yang pertama kali ditampilkan ke publik di ajang Indonesia Motorcycle Show 2014 lalu itu, memiliki bagasi atau istilah kerennya disebut utility box, dengan daya muat 20,6 liter. Tribun melakukan pengetesan sendiri untuk menguji seberapa lapang bagasi yang terpasang di bawah jok di skutik seharga Rp 13,89 juta ini di sela test ride skutik ini, menyusuri sejumlah ruas jalanan di Jakarta, hari ini, Jumat (5/12/2014). Bagasi ini mampu menampung ba-

nyak barang belanjaan seperti minyak goreng pouch isi dua liter, sekilo gula putih, satu kantung deterjen isi 1,3 kg, sendal jepit, sekotak kopi instan, sebotol shampo dan lain-lain. Diisi barang belanjaan begitu banyak, bagasi skutik ini masih menyisihkan ruangan untuk diisi barang lain, ketika Tribun juga mencoba memasukkan lipatan jas hujan. “Skutik ini memang dirancang sebagai motor serba bisa dengan daya angkut banyak. Utility box di bawah bagasi bisa buat mengangkut sekarung beras,” ujar Hariadi, 2W Sales – Service & Outboard Assistant to Section Head, PT Suzuki Indomobil Sales.(fin)

Sepeda Motor Juga Perlu Pengaman GPS Tracker JAKARTA- Makin maraknya aksi pencurian kendaraan bermotor membuat kebutuhan perangkat keamanan tambahan untuk kendaraan menjadi meningkat. Tak hanya kendaraan roda empat (mobil) saja yang butuh pengaman tambahan, tapi juga sepeda motor. Jika mengandalkan pengaman berbasis alarm saja itu sebenarnya tak cukup. Butuh piranti pengaman tambahan yang lebih mumpuni berbasiskan teknologi yang lebih canggih., yakni GPS (global positioning system). Menjawab kebutuhan itu, PT Super Spring merilis piranti pengaman khusus sepeda motor Super Spring GPS Tracker VT-90 M. Piranti keamanan sepeda motor ini mampu memonitor dan melacak keberadaan sepeda motor yang hilang atau tercuri cukup lewat layar komputer. Piranti ini juga bisa mematikan mesin sepeda motor yang dinyalakan maling, dari jarak jauh dengan cukup lewat SMS. Sebagai piranti pengaman yang

TRIBUN/CHOIRUL ARIFIN

GPS Tracker untuk sepeda motor dari Super Spring.

dipasang pada jenis kendaraan bermotor tak berkabin, piranti ini juga dirancang kedap air dan kedap debu, sehingga performanya tetap bagus dalam segala kondisi. Roby Oktober, Direktur Marketing Super Spring mengklaim perangkat merupakan produk pertama GPS tracker yang khusus diperuntukkan sepeda motor di Indonesia. “Fungsinya sama seperti GPS tracker yang dipasang

di mobil, yakni untuk melacak keberadaan sepeda motor saat hilang atau tercuri,” ujar Robby di sela acara peluncuran perangkat ini di Jakarta, Selasa (2/12/2014). Untuk memantau keberadaan sepeda motor yang telah terpasangi alat ini, dibutuhkan komputer dengan koneksi internet dengan bandwidth minimal 256 Kbps. Monitoring sepeda motor bisa dilakukan untuk mencari jejak (merekam

ulang) posisi kendaraan di hari dan jam tertentu, sampai dengan 30 hari ke belakang. Monitoring sepeda motor yang telah dipasangi perangkat ini dilengkapi pula dengan fitur notifikasi jika kendaraan sudah melewati atau melampaui area yang telah ditetapkan. Super Spring memasarkan perangkat ini dengan harga Rp 1,499 juta, termasuk pulsa kartu Halo Telkomsel enam bulan senilai Rp 250 ribu. Harga ini berlaku selama periode promo sampai 31 Desember 2014.(fin)

SPESIFIKASI Super Spring GPS Tracker VT-90 M Bobot Dimensi Waktu siaga Temperatur operasi Baterai cadangan Frekuensi gsm GPRS Sensitivitas pelacakan Sensitivitas akurasi Antena GSM/GPS

KTB Resmikan 3 Truck Center Baru PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) meresmikan layanan Truck Center 24 jam di Lampung, Tangerang dan Surabaya. Kehadiran Truck Center di tigaa kota tersebut memperkuat komitmen perusahaan ini dalam memberikan non-stop service kepada para pengguna kendaraan Mitsubishi dan MItsubishi Fuso di lintas Jawa–Sumatera yang merupakan jalur utama aktivitas kendaraan niaga di Indonesia. Di Lampung, Truck Center

KTB tersebut berlokasi di di PT Budi Berlian Motor di Jalan Raya Hajimena Km. 15, Kel. Hajimena, Kecamatan Natar, Lampung, dan mulai beroperasi sejak 17 Oktober 2014. Di Surabaya, Truck Center berlokasi di PT Murni Berlian Motor di Jalan Demak No. 172, Surabaya, dan mulai beroperasi sejak 25 November 2014. Di Tangerang, Truck Center berlokasi di PT. Bumen Redja Abadi di Jalan Raya Serang Km. 13.5 Kel. Bitung Jaya Kecamatan Cikupa, Kabupaten

Tangerang, dan mulai beroperasi pada 1 Desember 2014. “Sampai saat ini KTB telah memiliki tujuh Truck Center yang tersedia di jalur lintas Jawa-Sumatera mulai dari Medan, Lampung, Tangerang, Jakarta, Bandung, Semarang, dan Surabaya. Semua Truck Center tersebut siap melayani pelanggan setia Mitsubishi selama 24 jam setiap harinya, termasuk weekend dan hari libur nasional,” kata Presiden Direktur KTB Noboru Tsuji.(fin)

95,3 gram 86,6x59x19,2 mm 100 jam 20-80 derajat Celcius 800 mAh/3,7Volts 850/900/1800/1900 Mhz Class12 -165dBm -148dBm Built in (fin)


Soccer Land Jogja

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

Moreno Soeprapto: Harus Sesuai Statuta FIFA GAGASAN Menpora membentuk Tim Sembilan itu, mendapat respon dari Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin. Djohar menegaskan bahwa pembentukan Tim Sembilan yang beranggotakan pengamat sepakbola, war tawan dan suporter itu bisa membawa bencana terhadap persepakbolaan Indonesia. Namun, bukan hanya Djohar Arifin saja yang mempertanyakan pembentukan Tim Sembilan itu. Selain itu, pembentukkan Tim Sembilan pun mendapat tanggapan dari anggota Komisi X DPR RI, Moreno Soeprapto yang mengatakan bahwa sah-sah saja jika ada pihak lain yang igin mengawasi kinerja PSSI. Namun hal itu harus sesuai dengan statuta PSSI dan FIFA. Bagaimanapun juga, PSSI adalah anggota FIFA yang harus manut dengan aturan FIFA yang berlaku. (tribunnews)

HALAMAN 26

● Enam Pemain Depan dan Tengah Bersedia ke PSIM Lagi BARISAN pemain depan PSIM Y ogyakar ta musim Yogyakar kompetisi 2014 lalu mampu menunjukkan ketajamannya. Karena itu, pada musim 2015 kekuatan lini serang PSIM itu bakal utuh lagi.

M

EREKA, dikabarkan, telah menyatakan kesediaannya tetap bertahan bersama Laskar Mataram. Lini serang yang terdiri pemain depan dan gelandang itu, mayoritas berisi pemain muda. Lini depan dan tengah PSIM tampil garang utamanya pada putaran kedua. Catatan menunjukkan, bahwa selama 12 pertandingan, Parang Biru berhasil memasukkan 15 gol. Artinya, nilai rata-rata produktifitas tim adalah 1,25 gol per pertandingan. Sementara menilik para pencetak gol bisa dibilang merata alias tak ada pemain superior di

lain. Bahkan, Ndok menjadi pencetak gol terbanyak PSIM musim 2014 lalu. Tak jauh beda dengan Toni dan Ndok, dua pemain PSIM yang bersinar musim lalu, Hendika Arga dan Andi Kurniawan juga berharap banyak kepada pengurus PSIM. Alasannya, faktor kenyamanan yang mereka dapat selama bermain di PSIM membuat mereka ingin kembali. Hanya saja, khusus Andi tampaknya ia menempatkan PSIM pada prioritas kedua, setelah ia mengutarakan niatnya kembali ke klub Indonesian Super League (ISL). Namun demikian, PSIM akan tetap menjadi pilihan jika ia harus bermain di Divisi Utama. “Kalaupun saya harus tetap berada di divisi utama, PSIM adalah pilihan pertama saya. Toh suporter PSIM menerima baik kehadiran saya,” kata Andi. (sus)

Komposisi Pemain Tergantung Target

STORY HIGHLIGHT

TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI GHOZALI/ANTARA

tim ini. Namun pemain depan dan beberapa gelandang tetap dominan penyumbang gol,baik laga kandang maupun tandang. Setidaknya ada enam pemain depan dan tengah PSIM yang sudah menyatakan kesediaaannya bertahan. Mereka adalah Toni Yuliandri, Rangga Muslim, Tri Handoko, Hendika Arga, Supri Andriyanto, Andi Kurniawan. Tak dipungkiri, ada satu pemain yang mampu menjadi ‘kreator’ terciptanya gol PSIM. Dia menjadi pemain yang digadanggadang balik ke Wisma Baciro, markas PSIM. Ya, Toni Yuliandri diprediksi bakal menjadi bintang baru Laskar Mataram.

Beruntung, Toni pun menjawab keinginan publik Yogyakarta itu dengan jawaban memuaskan. “Dari kecil saya punya cita-cita bermain di PSIM. Jika ada kesempatan saya tak akan menyianyiakannya. Saya juga masih punya keinginan tampil lebih baik lagi dari musim lalu,” ucap Toni. Tri Handoko yang menempati posisi gelandang pun menyatakan hal senada. Pemain yang akrab disapa Ndok itu bersedia kembali ke skuat Parang Biru. “Saya memang belum memastikana akan bermain di mana musim depan. Tapi PSIM tetap menjadi urutan pertama tim yang saya harapkan memakai jasa saya lagi,” kata Ndok. Sama halnya Toni, kembalinya Ndok ke Laskar Mataram juga patut dinanti. Pemain satu ini dikenal lincah dan rajin menciptakan asis kepada pemain

● Catatan menunjukkan produktifitas lini depan positif ● Pencetak gol PSIM merata tapi masih dominan striker ● Toni tegaskan keinginan tetap membela Parang Biru ● Andi masih bidik klub ISL musim depan

Tony Yuliandri

MANAJEMEN PSIM sebelumnya sempat kita memakai pemain sama musim lalu. Kalau mengeluarkan komitmen target beda tentu untuk tetap memakai pemain komposisi juga berbeda, Produktifitas Lini Serang PSIM Musim 2014 lokal, bahkan menambahnya. artinya disesuaikan target,” 15 Gol dalam 12 pertandingan Termasuk komposisi lini kata Dwi. (home+away : Rata-rata cetak 1,25 gol dalam tiap pertandingan serang tim musim depan juga Hanya saja, sebelum 10 gol dalam 6 pertandingan berpotensi dipertahankan. terlalu jauh berbicara home : Rata-rata cetak 1,8 gol tiap pertandingan Direktur Utama PT soal target, Dwi ingin 5 gol dalam 6 pertandingan away : Rata-rataa cetak 0,8 gol tiap pertandingan Putra Insan Mandiri memastikan dahulu (PIM), Dwi Irianto tak taan PSIM pada Statistik PSIM musim 2014 keikutser menampik, per forma musim 2015. Pasalnya, Main 12 para pemain depan dengan segala halangan Menang 3 dan pemain tengah tim semisal pendanaan Seri 6 PSIM musim lalu, dan home base, PSIM Kalah 3 tak mengecwakan. belum tentu akan No Urut 4 Fase Grup Artinya, mereka Pemain Gelandang PSIM Musim 2014 berpar tisipasi pada mampu memenuhi kompetisi musim depan. Eko Budi Santoso ekspektasi Kepastian ikut atau Antonius Kristanto manajemen selama tidaknya PSIM musim Dimas Priambodo satu musim kompetisi 2015, Jeni Gilang Andi Kurniawan kompetisi. lanjutnya, akan sangat Namun tergantung komitmen Pemain Gelandang Sayap PSIM Musim 2014 demikian, semua perangkat tim. Dani Wahyu manajemen tak Termasuk, pihak-pihak Supri Andriyanto serta merta terkait tentang komitmen Roni Setiawan memastikan mereka men suppor t Rangga Muslim pemain depan PSIM dari segala sisi. Hendika Arga dan tengah PSIM “Kita akan bahas ini Tri Handoko tetap sama seperti dalam rapat evaluasi Pemain Depan PSIM Musim 2014 akhir bulan ini, apapun musim lalu. Komposisi Toni Yuliandri pemain, utamanya pemain hasilnya akan Engkus Kuswaha depan dan tengah, menurut Dwi, menentukan masa depan (Putaran Pertama) akan sangat tergantung target PSIM dan siapa pemain tim musim depan. yang akan “Kalau target seperti musim lalu, bisa saja diper tahankan,” imbuh Dwi.. (sus)

Tri Handoko

Verifikasi Bukan Kendala Besar YOGY A, TRIBUN - Manajemen PSIM YOGYA, Yogyakar ta mengaku tak khawatir proses verifikasi tim peser ta kompetisi Divisi Utama yang rencananya dilakukan awal Januari 2015. PSIM sebagai tim “lama” menjadi satu nilai positif, jika berbicara soal verifikasi. Sekretaris PSIM, Jarot Sri Kastowo mengamini, proses verifikasi kemungkinan akan dilakukan awal Januari. “Perkiraannya demikian, setelah akhir Desember ini tim menyerahkan berkas keikutser taan kompetisi yang sebelumnya dikirimkan,” katanya, Minggu (21/12) kemarin. Jarot optimistis PSIM tak akan mengalami kendala berar ti ketika proses verifikasi itu dilakukan. Termasuk mengenai home base yang akhir-akhir ini disebut menjadi kendala Laskar Mataram jelang musim kompetisi mendatang. Pasalnya, Stadion Mandala Krida masih getol ingin dipergunakan PSIM sudah hampir pasti lolos verifikasi. “Kalau kondisi Mandala Krida saya rasa sudah hampir lolos verikasi,

karena sebelumnya kita memakainya, tinggal penyesuaian persoalan renovasi dan perizinan,” kata Jarot. Pun ketika PSIM akhirnya “kepepet” memakai stadion lain, proses verifikasi juga diprediksi tak akan mengalami kendala berarti. Ini karena stadion-stadion yang sebelumnya sempat menjadi kandidat home base sudah sering dipakai per tandingan level profesional. Direktur Utama PT PIM, Dwi Iriantoko, masih belum bisa berkomentar banyak tentang persiapan tim menuju proses verifikasi tersebut. Juga masalah pengisian lembar keikutsertaan kompetisi masih akan dibahas dengan seluruh pengurus termasuk Ketua Umum, Har yadi Suyuti. Namun jauh sebelum membicarakan masalah verifikasi tersebut Dwi lebih menyoroti tentang kepastian keikutsertaan PSIM dalam kompetisi terlebih dahulu. “Kita pastikan dulu PSIM akan ikut kompetisi atau tidak, tergantung pendapat semua pengurus,” katanya. (sus)

DESAKAN - Pendukung Persebaya 1927 menyerahkan dokumen berisi tentang penghapusan tim sepak bola Persebaya 1927 kepada Menpora Imam Nahrawi (tengah) di Jombang, Jawa Timur, Sabtu (6/12) silam. Mereka meminta Menpora membekukan sementara PSSI karena di dalamnya masih banyak mafia sepak bola. ANTARA/SYAIFUL ARIF

Bonek Desak Menpora Bekukan PSSI ● Imam Nahrawi: Tak Ada Asap Jika Tak Ada Api BONDOWOSO, TRIBUN - Puluhan supor ter sepak bola Persebaya 1927 atau “Bonek” mendesak Menpora Imam Nahrawi agar segera membekukan kepengurusan PSSI. Desakan itu disampaikan langsung saat Menpora berkunjung ke Bondowoso, Minggu (21/12). “Kami minta kepada Pak Menteri segera membekukan kepengurusan PSSI karena para mafia sepak bola masih berkeliaran di sana,” tegas Jitok, komandan bonek Persebaya 1927 per wakilan Bondowoso. Menurut dia, saat ini kepengurusan PSSI sudah tak sehat lagi. Jika hal itu terus dibiarkan, tentu akan berdampak negatif terhadap dunia persepakbolaan nasional. “Seluruh bonek siap mendukung Pak Imam untuk segera membekukan PSSI,” katanya. Pantauan Tribunnews para supor ter

bonek yang mengenakan atribut serba hijau tersebut tak hanya berasal dari Persebaya 1927, tapi juga berasal dari bonek sekitar Bondowoso. Diantaranya, bonek Banyuwangi dan Jember. Menanggapi desakan itu, Menpora mengaku hingga saat ini, banyak desakan pembekuan PSSI yang sudah masuk kepada dirinya. Karena itu, katanya, desakan-desakan ini sebenarnya bisa jadi momentum bagi PSSI untuk introspeksi diri. “Karena tak akan pernah ada asap jika tak ada api. Ini yang harus dijadikan refleksi bagi PSSI,” terang Imam Nahrawi kepada war tawan. Saat ini, Menpora sudah membentuk Tim Sembilan yang ber tugas memantau dan mengevaluasi PSSI. “Bukan kami mau inter vensi. Tapi, negara memang harus hadir untuk mencari solusi terbaik,” tandas dia. (tribunnews/dts)

Rangga Muslim

Hapkido Sosialisasi ke Masyarakat YOGY A, TRIBUN - Pengurus YOGYA, Daerah (Pengda) Hapkido DIY menyatakan, komitmennya untuk mengembangkan olahraga Hapkido di wilayah Yogyakarta. Harapan pada masa mendatang, masyarakat DIY semakin mengenal, menerima dan ikut serta mengembangkan olahraga beladiri ini. Ketua Pengda Hapkido DIY, Yudistira Arif Rahman Hakim menyatakan, kesiapannya mengembangkan olahraga Hapkido di DIY. “Karena olahraga ini terhitung baru, kami ingin memasyarakatkan Hapkido agar semakin dikenal masyarakat,” katanya, Minggu (21/12) kemarin. Namun menurut Yudistira, lantaran kepengurusan Pengda DIY ini baru dibentuk, kemungkinan akan

menemukan beberapa kendala dalam penentuan beberapa kebijakan dan strategi. Khusus hal ini, ia meminta pengurus pusat agar membantunya. Sebelumnya, telah dilakukan pelantikan kepengurusan Pengda Hapkido DIY di @Hom Hotel, Sabtu (20/ 12) lalu, oleh Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Hapkido, GBPH Prabukusumo. Pada sesi tersebut juga digelar Rapat Kerja Pengurus Hapkido guna menyusun program kerja pada tahun 2015. Sementara Prabukusumo berharap, kepada seluruh pengurus Pengda Hapkido agar bisa bekerja keras guna memasyarakatkan olahraga ini. Dipilihnya pengurus dari kalangan muda juga demi pengembangan Hapkido. (sus)


CMYK

soccer hot news 27

SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

1-0

DATA & FAKTA 7 Milan

16

6

7

3

25-18 25

Manchester City 3 - 0 Crystal Palace

8 Fiorentina

15

6

5

4

20-12 23

Gol : David Silva 49’, 61’, Yaya Touré 81’

9 Udinese

15

6

3

6

18-20 21

10 Palermo

15

5

6

4

19-23

11 Inter

15

5

5

5

23-21 20

12 Sassuolo

16

4

8

4

17-21

13 Verona

15

4

5

6

18-26

17

14 Empoli

15

3

7

5

16-21

16

15 Torino

15

3

5

7

10-17

14 14

Liga Inggris

Aston Villa 1 - 1 Manchester United Gol : Christian Benteke 18’, Radamel Falcao 53’ Hull City 0 - 1 Swansea City Gol : Ki Sung-Yeung 15’ QPR 3 - 2 West Bromwich Albion Gol : Charlie Austin 24’ PEN, Charlie Austin 48’, Charlie Austin 86’, Joleon Lescott 10’, Silvestre Varela 20’

15

3

5

7

8-18

15

3

4

8

11-19 13

18 Cagliari

16

2

6

8

21-29 12

Southampton 3 - 0 Everton

19 Cesena

16

1

6

9

13-30

9

Gol : Romelu Lukaku 38’ OG, Graziano Pellé 65’, Maya Yoshida 82’

20 Parma

16

2

1 13 16-36

6

Top skor

Klasemen sementara 1 Chelsea

16 12 3

1

36–13 39

2 Man City

17 12 3

2

36–14 39

3 Man United

17

9

5

3

30–18 32

4 West Ham

17

9

4

4

29–19 31

5 Southampton 17

9

2

6

28–13 29

6 Tottenham

17

8

3

6

22–23 27

7 Arsenal

16

7

5

4

27–19 26

8 Swansea City 17

7

4

6

22–19 25 18–22 23

9 Newcastle

16

6

5

5

10 Everton

17

5

6

6

27–27 21

11 Liverpool

16

6

3

7

19–22 21

12 Aston Villa

17

5

5

7

11-21

13 Stoke City

16

5

4

7

18–21 19

8

15–23 17

20

14 West Brom

17

4

5

15 QPR

17

5

2 10 20–30 17

17 Crystal 18 Burnley 19 Hull City 20 Leicester

17 17 17 17

2 10 4 3 3 2 2

6 6 7

8 8 8

14–23 16 19–27 15 12–28 15 15–24 13

4 11 15–29 10

Top skor 14 gol Sergio Aguero (Man. City)

6 gol Alessandro Matri (Genoa), Filip ĐorĀeviý (Lazio), Keisuke Honda (AC Milan), Adem Ljajic (Roma) 5 gol Pablo Osvaldo (Inter), Antonio Cassano (Parma), Manolo Gabbiadini (Sampdoria), Luca Toni (Verona)

Liga Spanyol Barcelona 5 - 0 Cordoba Levante 1 - 1 Real Sociedad Eibar 0 - 1 Valencia Rayo Vallecano 1 - 3 Espanyol Klasemen sementara 1 Real Madrid

15 13 0

2

2 Barcelona

16 12 2

2

41-7

38

3 Atl. Madrid

15 10 2

3

27-13

32

4 Valencia

16

9

4

3

29-13

31

5 Sevilla

15

9

3

3

25-17

30

55-13 39

27

6 Villarreal

15

8

3

4

24-14

7 Málaga

15

8

3

4

18-14

27

8 Celta Vigo

16

5

5

6

17-18

20

9 Eibar

16

5

5

6

19-22 20

10 Bilbao

15

5

4

6

13-16

19

11 Espanyol

15

4

5

6

17-23

17

11 gol Charlie Austin (QPR)

12 Vallecano

15

5

2

8

16-28

17

9 gol Alexis Sanchez (Arsenal)

13 Getafe

15

4

4

7

11-19

16

8 gol Graziano Pelle (Southampton), Wilfried Bony (Swansea)

14 Sociedad

16

3

6

7

17-22

15

15 Levante

16

3

6

7

12-30 15

7 gol Robin van Persie (Man. United), Papiss Cisse (Newcastle), Saido Berahino (West Bromwich), Diafra Sakho (West Ham)

16 Almería

16

3

4

9

13-24

17 La Coruna

15

3

4

8

13-24

13

18 Granada

15

2

6

7

9-25

12

6 gol Eden Hazard (Chelsea), Romelu Lukaku (Everton), Leonardo Ulloa (Leicester City), Wayne Rooney (Man. United), Nacer Chadli (Tottenham), Christian Eriksen (Tottenham)

19 Córdoba

16

1

8

7

11-27

11

20 Elche

15

2

4

9

12-30 10

Liga Italia

Top skor

Gol : Simone Zaza 76’ PEN, Zé Eduardo 90’ +4’

13 gol Lionel Messi (Barcelona)

10 gol Carlos Bacca (Sevilla) 8 gol Karim Benzema (Real Madrid)

Roma 0 - 0 AC Milan

7 gol Joaquin Larrivey (Celta Vigo), Gareth Bale (Real Madrid)

Gol : Klasemen sementara 16 12 3

1

34-7

39

2 Roma

16 11 3

2

28-11 36

3 Napoli

16

7

6

3

28-20 27

4 Lazio

15

8

2

5

26-17

5 Sampdoria

15

6

8

1

20-12 26

6 Genoa

15

7

5

3

20-13 26

26

AFP PHOTO/ JOSEP LAGO

PERDANA - Penyerang Barcelona, Luis Suarez melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Cordoba, dalam lanjutan La Liga, di Estadio Camp Nou, Minggu (21/12) dini hari. Suarez menuai gol perdana, dan membawa El Barca unggul 5-0.

25 gol Cristiano Ronaldo (Real Madrid)

11 gol Neymar (Barcelona)

Sassuolo 1 - 1 Cesena

1 Juventus

13

6 gol Mario Mandzukic (Atletico Madrid), Jonathas (Elche), Christian Stuani (Espanyol), Alberto Bueno (Rayo Vallecano), Léo Baptistão (Rayo Vallecano), Carlos Vela (Sociedad) 5 gol Aritz Aduriz (Athletic Bilbao), Nolito (Celta Vigo), Sergio Garcia (Espanyol), James Rodriguez (Real Madrid), Luciano Vietto (Villarreal)

BOMBER Barcelona, Luis Suarez, mengaku senang bisa mencetak satu gol saat El Barca menang 5-0 atas Cordoba, pada laga La Liga, di Estadio Camp Nou, Minggu (21/12) dini hari. Suarez mempersembahkan golnya bagi istri dan kedua buah hati, yang selalu mendukungnya. Suarez menciptakan gol pada menit ke-53. Pemain asal Uruguay tersebut sukses mencocor bola ke gawang lawan setelah memanfaatkan umpan Pedro. Ini merupakan gol perdana Suarez di Primera Division. Sementara empat gol lain dari skuat tuan rumah diciptakan Pedro (2), Gerard Pique (80), dan Lionel

What's Happening

Messi (82, 90). “Saya mencium jariku untuk istri dan kedua anakku di rumah,” kata Suarez. Meski begitu, ia tak berobsesi untuk mencetak gol. Bagi mantan penyerang Liverpool ini, kemenangan jauh lebih penting. Suarez mengungkapkan, rekanrekannya merasa kesal dan kecewa dengan hasil imbang yang diperoleh saat bersua Getafe, pekan lalu. “Kami seharusnya berjuang untuk meraih gelar. Mencetak gol selalu penting tetapi kami yakin kegembiaraan akan datang dengan dukungan semua orang. Saya adalah seorang penyerang. Saya harus

Southampton 3 - 0 Everton

Back on Track, Soton! SELURUH penonton yang hadir di St Mary’s Stadium, Sabtu (20/12) malam, tersenyum gembira. Mereka saling berpelukan, lalu memberi tepuk tangan kepada tim kesayangan mereka, Southampton. Pasalnya, setelah 90 menit bertarung, skuat tuan rumah sukses membekap tim tamu dengan skor meyakinkan, 3-0. Gol pembuka lahir berkat bunuh diri striker Everton, Romelu Lukaku pada menit ke-38. Setelah itu, pesta pendukung tuan rumah pada laga lanjutan Liga Inggris 2014/2015, didapat dari bomber Graziano Pellé. Sang Italiano mampu menaklukkan kiper Tim Howard pada menit ke-65. Setelah itu, bintang timnas Jepang, Maya Yoshida menuntaskan dahaga kemenangan publik The Saints, melalui sumbangan gol di menit ke-82. Bagi tuan rumah, hasil ini membuat mereka kembali menjadi magnet untuk saling bertarung berebut tempat ke zona Eropa. Tidak hanya itu, rasa kepercayaan diri Graziane Pelle dkk juga kembali terpendar. Tiga angka kala menjamu Everton, menjadi kemenangan pertama sejak menaklukkan Leicester City dengan skor 2-0 pada Sabtu (8/11) silam. Setelah kemenangan itu, sinar armada Ronald Koeman beringsut meredup. Mereka ditahan imbang Aston Villa (11), lalu kalah dari Manchester City (0-3), dibekuk Arsenal (01), mendapat malu kala menjamu Manchester United (1-2). Tak cukup, tim papan bawah Burnley juga berhasil menghempaskan Southampton (1-0), dan terakhir tim dari kasta ketiga Liga Inggris, Sheffield United memberi kekalahan, yang sekaligus mengejutkan (0-1). Wajar, usai pertandingan kontra Everton, Koeman tersenyum lebar, dan berwajah semringah. (Tribunnews.com/bud)

• Messi mencetak dua gol. • Koleksi Messi jadi 258 gol di La Liga • Messi masuk Tim XI Dunia versi suporter • Suarez cetak gol perdana di La Liga • Gol untuk keluarga

STATISTIK PERTANDINGAN BARCELONA 16(9)

CORDOBA Tembakan

7(2)

14

Pelanggaran

8

Tend sudut

0

1

Offsides

2

75%

Penguasaan bola

5

25%

1

Kartu kuning

0

Kartu merah

0 0

2

Penyelamatan

4

mengoleksi 258 gol, yang ia koleksi Luka Modric, Toni Kroos dan James dari tahun 2004. Rodríguez. Sedangkan Messi di depan “Gol keduaku adalah insting bersama dengan Cristiano Ronaldo semata, karena saya benar-benar (Real Madrid) dan Diego Costa tak menyangka bola akan tertuju (Chelsea). langsung dari Alba. Jelas itu tak Pelatih Barcelona, Luis Enrique mengenakkan, karena posisi bola jauh Martinez menegaskan, performa dari jangkauan normal kaki kiriku. yan semakin membaik Messi yang Jadi, secara reflek saya justru pen di pengujung tahun aki mengarahkan ke sisi kaki 201 membuktikan 2014, kanan, dan ternyata ka dia tak ingin kalau malah gol,” ucap k berhenti a t i s s e M s setengah-setengah di Messi, di Sport.es, a p rekor. A k a lapangan. t kemarin. e c n e m Pada pertandingan Bagi Messi, ng 2014? a j n a p e s a kemarin, gol sepak terjang saj nya di a t i r e p pertama tuan rumah permainannya b i t u Ik d diciptakan Pedro dini hari kemarin, Ro Rodriguez pada menit semakin memperkuat kedu kedua. n peta persaingan dengan S Luis Suarez memperbesar nuju Cristiano Ronaldo menuju keunggulan Barcelona menjadi 2014 trofi FIFA Ballon d’Or 2014. 2-0 pada menit ke-53, setelah Tak hanya itu, ia juga masuk dalam memanfaatkan umpan Pedro. Suarez formasi tim inti pilihan suporter meloloskan bola ke tengah gawang dunia, dengan pola 4-3-3. Di sana, dengan tendangan kaki kanan dari dia bergabung bareng kiper Manuel tengah kotak penalti. Neuer (Bayern Muenchen), kuartet Barcelona mendapatkan gol ketiga bek Philipp Lahm (bek kanan, Bayern dari Gerard Pique pada menit keMuenchen), Miranda (bek tengah, 80. Berawal dari situasi bola mati, Atletico Madrid), Mats Hummels (bek Pique menyundul umpan silang Xavi tengah, Dortmund) dan David Alaba ke sudut kanan bawah gawang Juan (bek kiri, Bayern Muenchen). Di area tengah, ada trio Real Madrid Carlos. (Tribunnews.com/bud)

nnew www.tribu

s.com

1. Wayne Rooney @ WayneRooney FILM pendek yang sangat spesial, dan saya sangat menghargai apa yang telah dikerjakan teman-teman kreatif itu. Selalu senang untuk membagi ke Anda youtu.be/dIIliQ3tyjA 2. David De Gea @D_DeGea TAK terasa sudah 150 partai kulalui bersama Manchester United. Pengalaman yang sangat berharga, dan terima kasih untuk fans dan klub yang selalu mempercayaiku.

mencetak gol tetapi membantu tim meraih kemenangan. Jadi, saya tidak terlalu terobsesi. Kemenangan tim jauh lebih penting,” tutur Suarez. Sang pemberi asis, Pedro Rodriguez mengakui, dari pekan ke pekan, kualitas dan ketajaman Suarez semakin meningkat. Ia paham, tak mudah beradaptasi langsung dengan tim baru. Selalu saja ada gesekan yang membuat penampilan tak maksimal, dan itu sudah dirasakan El Pistolero. “Dia menunjukkan kemampuan hebat, dan kali ini Barcelonistas bisa merasakannya langsung," tegas Pedro. (Tribunnews.com/bud)

Setan Merah Kurang Agresif 140

4. Ander Herrera @ AnderHerrera KERJA keras yang luar biasa temanteman. Selamat untuk kalian karena bisa membawa pulang poin, meski tidak sempurna. Setidaknya, saya bisa ikut senang. Maaf tak bisa bersama kalian karena ada gangguan.

ASTON Villa berhasil menghentikan catatan enam kali kemenangan beruntun yang diraih Manchester United. Pada laga di Villa Park, Birmingham, Sabtu (20/12) malam, tuan rumah menahan imbang sang tamu dengan skor 1-1. Hasil tersebut membuat Manchester United hanya menambah satu

5. Cristiano Ronaldo @ Cristiano RAIHAN trofi yang sangat penting bagi tim. Gelar juara Piala Dunia Antarklub menjadi milik kami, Hala Madrid! AFP PHOTO / ADRIAN DENNIS

3. James Rodríguez @ jamesdrodriguez SUNGGUH luar biasa!.. Sekarang, saya bisa berteriak sebagai sang juara dunia!...Campeón del mundo.. Fakta yang mengejutkan, karena saya baru enam bulan bersama Madrid, dan langsung merengkuh trofi bergengsi.

AFP PHOTO/ JOSEP LAGO

TERIMA KASIH - Pedro Rodriguez (7) mendapat ucapan selamat dari Luis Suarez, setelah memberi umpan pada sang bomber baru Barcelona tersebut.

Aston Villa 1 - 1 Man United

Post

FOTO / DAILY MAIL

DIRECT POINT

Gol Perdana untuk Keluarga

st r

GOL - Kiper Everton, Tim Howard, hanya bisa melihat gawangnya bobol. Everton kalah dari Southampton dengan skor 0-3, di St Mary's Stadium.

0 CORDOBA

SEPERTI ingin memanfaatkan ruang terbuka di kotak penalti lawan, Lionel Messi bermaksud untuk menusuk untuk menempatkan diri di area 12 pas musuh. Namun, umpan dari Jordi Alba justru menyulitkan posisinya, karena bola datang membelakangi bintang asal Argentina tersebut. Namun, faktor pengalaman Messi, membuatnya bergerak cepat. Ia berbalik arah, lalu menjemput bola, dan tanpa melihat area kosong gawang, ia memutar badan 279 derajat. Tanpa dinyana, cocoran kaki kanan sang megabintang Barcelona tersebut berujung pada gol! Itulah aksi brilian seorang Messi, yang golnya tersebut berhasil membuat Barcelona menutup pertandingan kontra Cordoba, Minggu (21/12) dini hari, dengan skor 5-0. Delapan menit sebelumnya, Messi juga sudah membuat gol. Dua gol yang dicetak Messi pada laga di Estadio Camp Nou, membuatnya semakin kokoh puncak daftar top skor sepanjang masa La Liga. La Pulga kini

7 gol Jeremy Menez (AC Milan), Gonzalo Higuain (Napoli), Paulo Dybala (Palermo), Antonio Di Natale (Udinese)

12 gol Diego Costa (Chelsea)

5 gol Mile Jedinak (Crystal Palace), Steven Naismith (Everton), Yaya Toure (Man. City), Juan Mata (Man. United)

5-0

Sepakan 270 Derajat

8 gol Mauro Icardi (Inter), José Callejón (Napoli)

Gol : Andrew Carroll 24’, Stewart Downing 56’

16 Sunderland 16

BARCELONA 5

9 gol Carlos Tevez (Juventus)

West Ham United 2 - 0 Leicester City

4-0

20

17 Chievo

Gol : Harry Kane 21’, Erik Lamela 35’, Ashley Barnes 27’

3-0

21

16 Atalanta

Tottenham Hotspur 2 - 1 Burnley

2-0

6. Gareth Bale @GarethBale11 TAK pernah berpikir lain kecuali ini sebagai hadiah Natal yang sangat luar biasa. Ya, hadiah Natal terindah tahun ini adalah trofi juara Piala Dunia Antarklub 2014.

BALAS - Selebrasi bomber Manchester United, Radamel Falcao (kanan) bersama Juan Mata, setelah merobek jala ASton Villa, Sabtu (20/12) malam, pada lanjutan Premier League, di VIlla Park.

poin menjadi 32 poin dari 17 pertandingan. Manchester United masih bertahan di posisi ketiga klasemen Premier League. Manchester United sempat tertinggal melalui gol bomber Christian Benteke pada menit ke-18. Radamel Falcao mencetak gol melalui akisnya pada menit ke-53. Tim tamu sebenarnya berada di atas angin setelah unggul jumlah pemain menyusul kartu merah bagi winger Aston Villa, Gabriel Agbonlahor pada menit ke-65. Sayang, kubu Old Trafford kesulitan membobol gawang The Villans. Hingga pertandingan usai, skor tetap 1-1. Manajer Manchester United, Louis Van Gaal, mengaku kecewa timnya hanya meraih imbang 1-1, dan gagal memanfaatkan momentum keunggulan jumlah pemain. Menurut Sang Meneer, para pemain andalannya bisa bermain lebih agresif pada pertandingan tersebut. “Saat Anda bermain lebih baik, Anda seharusnya menang. Kami kurang menyerang pada babak pertama. Menurut saya, kami bermain lebih baik pada saat itu. Kami menguasai bola dengan baik pada babak pertama. Namun, kami gagal memanfaatkannya. Kami tidak banyak menciptakan peluang pada babak pertama,” ulas Van Gaal. Ia mengungkapkan, akibat kurang berani keluar untuk menyerang itulah, skuatnya justru tertinggal lebih dulu. (Tribunnews.com/bud)

Soccer Short KUBU jajaran manajemen Manchester United sudah memberi lampu hijau untuk mendatangkan kembali Gareth Bale ke Inggris. Winger berusia 25 tahun tersebut dianggap bisa menjadi pengatrol performa Setan Merah musim depan. Sayang, belum ada bocoran mengenai berapa duit yang dipersiapkan Old Trafford untuk meminangnya.

KLUB asal Portugal, Benfica sudah bersiap untuk kehilangan dua pemain andalan di sektor gelandang, yakni Enzo Perez serta Nicolas Gaitan. Dua nama ini punya kans terbesar untuk hengkang ke klub raksasa Premier League, Manchester United. Selain itu, mereka juga diincar dalam satu paket oleh Southampton dan Arsenal.

KABAR mengejutkan datang dari Anfield. Kubu Liverpool sudah melakukan pendekatan untuk menarik lagi Fernando Torres. Saat ini, beberapa utusan klub sudah bertemu dengan manajemen Chelsea, terkait kemungkinan mempercepat kedatangan El Nino. Saat ini, Torres sedang berada dalam masa pinjam di AC Milan.(bud)


Super Skor SENIN KLIWON 22 DESEMBER 2014

H

ATC M G I B VS STOKE CITY

LIVE

CHELSEA

on

2) (23/1 WITA A S A SEL WIB/04:00 0

ISTIMEWA

3:0

0 Pukul

FERNANDO TORRES

Verifikasi Bukan Kendala Besar Bagi PSIM MANAJEMEN PSIM Yogyakarta mengaku tak khawatir proses verifikasi tim peserta kompetisi Divisi Utama yang rencananya dilakukan awal Januari 2015. PSIM sebagai tim “lama” menjadi satu nilai positif, jika berbicara soal verifikasi. Sekretaris PSIM, Jarot Sri Kastowo mengamini, proses verifikasi kemungkinan akan dilakukan awal Januari. “Perkiraannya demikian, setelah akhir Desember ini tim menyerahkan berkas keikutser taan kompetisi yang sebelumnya dikirimkan,” katanya, Minggu (21/12) kemarin. Jarot optimistis PSIM tak akan mengalami kendala berar ti ketika proses verifikasi itu dilakukan. (sus)

HALAMAN

26

HALAMAN 28

DIINCAR LIVERPOOL

GEBETAN BARU NEYMAR

LIVERPOOL dikabarkan tengah mempertimbangkan mendatangkan Fernando Torres dari AC Milan dengan status pinjaman. The Reds dilaporkan tengah menjajaki kemungkinan memulangkan mantan bintangnya itu sebagai pengganti Mario Balotelli pada Januari nanti. The Reds akan mengajukan tawaran peminjaman kepada Torres untuk kemudian musim depan statusnya akan dipermanenkan.(dod)

PENYERANG klub Barcelona dikabarkan memiliki gebetan baru. Ia adalah Indianara Carvalho, yang dikenal sebagai Miss BumBum alias Ratu Bokong 2014. Beberapa waktu belakangan Indianara sering memposting beberapa pesan samar di Instagramnya. Ia pernah mengunggah foto dirinya berpose dengan sebuah kaus berwarna biru-merah khas Barcelona, dengan menyertakan kata-kata manis yang diduga ditujukan untuk Neymar.(dod)

ISTIMEWA

INDIANARA CARVALHO

STOKE CITY VS CHELSEA

DIRIGEN TERBAIK SEBAGAI pelatih, Jose Mourinho dikenal sebagai sosok yang pelit memberikan pujian. Jangan kepada pemain lawan, kepada pemainnya sendiri Mou bahkan kerap berkata sinis. Tapi untuk seorang Bojan Krkic, pelatih asal Portugal itu seperti tak segan melontarkan pujian. Menurut Mou,

Bojan adalah satu-satunya pemain yang pernah membuatnya nyaris tewas akibat serangan jantung. “Bojan satu-satunya pemain yang nyaris membunuh saya dengan serangan jantung, karena di menit akhir laga Barcelona lawan Inter di semifinal Liga Champions tahun 2010, ia mencetak gol yang hebat,” ujar Mourinho pada ESPN. “Untungnya itu offside! Saya melihat ke sisi lain, dan hakim garis mengatakan offside. Ia adalah satu-satunya. Lepas dari gurauan itu, ia haya ha yaa, y a, pemain yang sangat berbahaya, Lig ga beradaptasi dengan baik dii Liga Primer. Padahal biasanya tidak mudah bagi seorang penyerang,” imbuh Mou. Jika melihat performanya musim ini, pujian Mou kepada pemain berusia 24 tahun itu sebenarnya tidaklah berlebihan. Di musim perdananya di Premier League, pemain didikan akademi La Masiaa itu sudah tampil di 11 laga bersama Stoke City. Mantan pemain AS Roma, AC Milan, dan Ajax Amsterdam itu sudah mencetak 2 gol ditambah 1 assist. Ia menjadi dirigen tim, dan menjelma menjadi pemain tak tergantikan di skuat asuhan Mark Hughes itu. “Tak diragukan Bojan

pemain penting kami dalam beberapa pekan terakhir. Ia bekerja keras, selalu serius saat latihan, dan tentunya saya sudah yakin ia akan kembali siap,” ujar Hughes memuji pemainnya. Bojan berkesempatan membuktikan bahwa pujian yang dilontarkan oleh Mourinho maupun Hughes kepadanya itu bukanlah sekadar pemanis mulut. Laga antara Stoke menghadapi Chelsea di Britannia Stadium, Selasa (23/12) dinihari, bisa menjadi ajang pembuktian bagi Bojan ba ahw hwa ia ia llayak ay diperhitungkan bahwa ssebagai se eba bag baga gaai salah satu pengatur sera se ran n serangan yang berbahaya di L Liga Premier. Namun Bo Bojan juga akan m mendapat tantangan d dari Eden Hazard, u untuk membuktikan ssiapa yang lebih baik d diantara mereka sebagai d dirigen tim. Sepertinya halnya Bo oja Hazard juga Bojan, menjad menjadi sosok yang tak tergant tergantikan di Stamford Bridge. Ia adalah salah satu gelandang tersubur Chelsea saat ini. Musim ini dari 16 pertandingan di Liga Primer Inggris, gelandang timnas Belgia itu telah mencetak enam gol. Berkat penampilan gemilangnya itu, Hazard pun ditawari kontrak baru berdurasi lima tahun senilai 200 ribu poundsterling,

terbaru a t i r e b k a Sim date dan ter-up ggris ga In seputar Li la Eropa bo dan sepak www. hanya di om s.c tribunnew

atau setara dengan Rp 3,8 miliar per pekan, yang menjadikannya pemain dengan gaji paling tinggi di Chelsea. “Hazard adalah pemain berkelas dan berkualitas. Ia merupakan salah satu dari sedikit pemain yang bakal bisa menjadi sosok terbaik di dunia sepakbola di masa yang akan datang,” kata mantan striker Liverpool, Michael Owen di Sportslobster. (Tribunnews.com/ dod)

Stoke City vs Chelsea

Arsenal vs QPR

Chelsea vs West Ham

Man United vs Newcastle

Burnley vs Liverpool

West Bromwich vs Man City

Selasa (23/12) Pukul 03:00 WIB/04:00 WITA

Jumat (26/12) Pukul 00:30 WIB/01:30 WITA

Jumat (26/12) Pukul 19:45 WIB?20:45 WITA

Jumat (26/12) Pukul 22:00 WIB/23:00 WITA

Jumat (26/12) Pukul 22:00 WIB/23:00 WITA

Jumat (26/12) Pukul 22:00 WIB/23:00 WITA

DIRECT POINT

• Jose Mourinho memuji Bojan Krkic sebagai pemain paling berbahaya yang pernah nyaris membunuhnya karena serangan jantung. • Mark Hughese menyebut performa Bojan saat ini jauh meningkat dibanding awal musim. • Eden Hazard menjadi gelandang tersebur di Chelsea dengan koleksi 6 gol.

The Blues Seperti Setan Merah 1999 JIKA di Spanyol Real Madrid terus menunjukkan penampilan gemilangnya, di Inggris Chelsea juga melakukan hal serupa. Meski nilai mereka kini sudah disamai oleh Manchester City yang Sabtu (20/12) malam lalu mengalahkan Crystal Palace, nyatanya The Blues masih memimipin di puncak klasemen Liga Premier Inggris, karena keunggulan

selisih gol. Tak hanya itu, tim besutan Jose Mourinho ini juga masih berpeluang menyabet quadruple atau 4 gelar sekaligus. Selain peluang juara di Liga Premier, Chelsea juga akan menghadapi Liverpool di semifinal Piala Liga, serta melawan Watford di babak 3 Piala FA. Sedangkan di Liga Champions, tim

HEAD TO HEAD 05/04/14 26/01/14 07/12/13 12/01/13 22/09/12 10/03/12

Chelsea Chelsea Stoke City Stoke City Chelsea Chelsea

3-0 1-0 3-2 0-4 1-0 1-0

Stoke City Stoke City Chelsea Chelsea Stoke City Stoke City

5 LAGA TERAKHIR STOKE 22/11/14 29/11/14 03/12/14 06/12/14 13/12/14

Stoke City Liverpool Man United Stoke City Crystal Palace

1-2 1-0 2-1 3-2 1-1

Burnley Stoke City Stoke City Arsenal Stoke City

5 LAGA TERAKHIR CHELSEA 04/12/14 06/12/14 11/12/14 13/12/14 17/12/14

Chelsea FC Newcastle Chelsea Chelsea Derby County

3-0 2-1 3-1 2-0 1-3

Tottenham Chelsea Sporting Hull City Chelsea

AFP

PELUANG JUARA – Para pemain Chelsea musim ini masih berpeluang menjadi juara di empat kompetisi, yakni Liga Premier Inggris, Piala FA, Piala Liga, dan Liga Champions.

London Barat ini sudah ditunggu Paris Saint-Germain di babak 16 besar. Performa gemilang Chelsea musim ini lantas membuat mantan gelandang Manchester United, Owen Hargreaves, membandingkan skuat The Blues musim ini dengan skuat Setan Merah tahun 1999. Saat itu MU yang diasuh Sir Alex Ferguson, sukses menyabet treble winners, yakni menjuarai Premier League, Piala FA, dan Liga Champions. “Ketika saya melihat Chelsea, ini mengingatkan saya dengan tim kami pada 1999. Tim kami begitu sempurna,” ujar Hargreaves pada Mirror. “Kami memiliki skill, atletis yang tinggi, kekuatan fisik yang besar, dan kami kejam dalam hal positif. Melihat tim besutan Morinho, saya melihat kualitas yang sama. Terutama dalam hal kekejaman,” lanjut pria 33 tahun ini. Menurut Hargreaves, Mourinho tak akan membiarkan pemainnya pulang dengan tangan hampa. Namun para pemain menghormati dan mengagumi The Special One. Karakter semacam itu juga terlihat dari manajer MU, Louis van Gaal. “Louis van Gaal juga seperti itu di Manchester United sekarang. Terlalu banyak kekuasaan dan bersikap baik tak terlalu menolong. Pemain akan menanggapi bos yang keras. Jika terlalu bebas, pemain akan mengambil keuntungan,” ucapnya.(Tribunnews. com/dod)

ULASAN PELATIH

Tampil Solid SAYA memiliki tim yang bagus dan pemain kreatif di posisi yang tepat. Karena itu sebagai tim kami bisa menyebabkan masalah bagi Chelsea. Untuk bisa menang, kami harus tampil benar-benar solid. Secara realistis skuat yang kami miliki memang memiliki perbedaan dengan Chelsea. Namun demikian, para pemain di tim ini juga punya tekad besar untuk meraih kesuksesan di Premier League musim ini.(dod)

*) Mark Hughes, Manajer Stoke

Harus Adaptasi TERKADANG anda bermain dengan baik dan kalah, di lain waktu anda tak bermain bagus dan menang. Musim lalu kami main bagus melawan Stoke, namun membuat dua kesalahan yang mempengaruhi hasil. Kami tahu kualitas mereka dan kami harus beradaptasi dengan itu. Bila anda tak beradaptasi, anda akan berada dalam kesulitan karena mereka adalah tim yang bagus dan sulit dikalahkan.(dod)

*) Jose Mourinho, Manajer Chelsea


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.