RABU PAHING 23 NOVEMBER 2016 23 SAFAR 1438 NO 2038/TAHUN 6
RP 2.000
The Best Of Java Newspaper IPMA 2012
LANGGANAN RP 55.000
The Best Of Java Newspaper IPMA 2016
www.tribunjogja.com
likes: tribun jogja
follow us: @tribunjogja
@tribunjogja
SMS 0851 021 22000, 0274-557687 EXT 219
Ahok Membisu Seusai Diperiksa Selama 9 Jam Hal
11
CALON gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, tak berbicara sepatah kata pun seusai diperiksa penyidik Bareskrim Polri selama sekitar 9 jam, Selasa (22/11). Ahok bahkan memasang wajah masam. (*)
ANTARA/TRIBUNNEWS
BEDA EKSPRESI - Senyum tersungging dari Basuki Tjahaja Purnama saat akan menjalani pemeriksaan di Bareskim, Mabes Polri, Jakarta, Selasa (22/11). Namun
saat keluar, wajah Ahok tampak suntuk.
Pajak Rp 78 M Dibarter Suap Rp 6 M KPK Tangkap Pengusaha dan Pejabat Pajak Menkeu Sri Mulyani Mengaku Geram Bagi KPK ini sangat disayangkan. Kewajiban pajak Rp 78 miliar diganti dengan pembayaran Rp 6 miliar kepada yang bersangkutan (Hadang Soekarno). Kewajiban itu bisa hilang
JAKARTA, TRIBUN - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan operasi tangkap tangan. Kali ini KPK menangkap Handang Soekarno, pejabat di Direktorat Jenderal Pajak, Kementerian Keuangan. Saat ditangkap, Handang baru saja menerima suap Rp 1,9 miliar dari seorang pengusaha Surabaya, Rajesh Rajamohanan Nair (RRN). Begitu mengetahui operasi tangkap tangan tersebut, Menteri Keuangan Sri Mulyani bertandang ke kantor KPK, Selasa (22/11). Sebelumnya, Sekretaris Jenderal Kementerian Keuangan Hadiyanto dan Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi lebih dulu ke
Bersih-bersih Pegawai Nakal
ANTARA/HAFIDZ MUBARAK A
MENTERI Keuangan Sri Mulyani berharap pelaksanaan program pengampunan pajak tidak terpengaruhi oleh kasus penangkapan terhadap oknum pejabat eselon III Ditjen Pajak, Handang Soekarno. Ia terus berkomitmen mengejar dan menangkap para wajib pajak (WP) yang melakukan persekongkolan dengan oknum Ditjen Pajak. “Semoga tidak karena saya akan mengatakan kepada wajib pajak, bantu saya untuk menangkap orang yang jahat di dalam dan perusahaan yang mau mangkir dan bermain-main,” ujar Sri Mulyani di Jakarta, Selasa (22/11). Ia memaparkan penangkapan terhadap oknum Ditjen Pajak yang menerima suap merupakan bukti pemerintah serius memberantas praktik pungutan liar dan suap. “Jadi saya ingin mengatakan justru ini adalah langkah untuk menunjukkan keseriusan kami. Anda sekarang boleh percaya kepada kami,” ujarnya. Mantan Managing Director Bank Dunia itu bakal memberikan informasi terbuka kepada masyarakat terkait pembersihan pega-
DOLAR - Petugas KPK menunjukkan barang bukti uang senilai 148.500 dolar AS terkait kasus dugaan suap dari wajib pajak terhadap petugas Ditjen Pajak Kemenkeu.
2 Handang Soekarno beserta supir dan ajudan ditangkap KPK saat keluar dari kompleks perumahan pada pukul 20.30 WIB.
1
3 Dari lokasi diamankan uang sejumlah 148.500 dolar AS atau setara Rp 1,9 miliar 4 Penyidik langsung menuju rumah Rajamohanan untuk kemudian membawa keduanya untuk dilakukan pemeriksaan.
Mengenang Letusan Dahsyat Gunung Merapi 22 Tahun Lalu (2-Habis)
Tunda Pose Terakhir di Depan Pos Plawangan Jadi Dokter
9
Senin (21/11), pukul 20.00 WIB, Handang mendatangi rumah Rajamohanan di Springhill Residences, Kemayoran untuk mencairkan uang.
SUAP PAJAK
1. Rajamohanan memperoleh tagihan pajak senilai Rp 78 miliar 2. Negoisasi dilakukan dan disepakati kewajiban pajak Rp 78 miliar bisa dihapus asal ada kompensasi Rp 6 M kepada Handang. 3. Saat itu, uang yang diserahkan baru Rp 1,9 M dari Rp 6 M yang disepakati. GRAFIS/FAUZIARAKHMAN
Ariska Putri P
Hal
ke halaman 11
TANGKAP TANGAN
ke halaman 11
MERAIH piala kemenangan Miss Grand Internasional 2016 memunculkan konsekuensi lain bagi Ariska Putri Pertiwi. Ia rela menunda cita-citanya jadi dokter demi menjalankan tugasnya selama satu tahun ke depan. Hal itupun membuatnya harus meninggalkan studi edokteran yang hampir selesai.
kantor KPK. Ketua KPK Agus Rahardjo membenarkan adanya penangkapan terhadap Handang Soekarno pada Senin (21/11). “Ya, pejebat Eselon III Ditjen Pajak,” ujar Agus ketika ditemui di Kementerian Pertahanan, Jakarta. Ia juga menyebut pengusaha yang memberi suap dalam mata uang dolar Amerika Serikat (AS) tersebut merupakan pengusaha asal Surabaya. “Pengusahanya itu dari Surabaya, aku lupa nama pengusahanya,” jelas Agus. Setelah dilakukan pemeriksaan awal KPK menetapkan
Letusan dahsyat Gunung Merapi, Selasa, 22 November 1994, datang nyaris tanpa penanda. Gulungan awan panas menyapu ke arah barat daya, memberangus hulu Kali Boyong, membakar bukit Turgo, menghanguskan Dusun Turgo di kaki bukit itu. Letusan ini menandai tamatnya riwayat Pos Plawangan, yang sudah beroperasi puluhan tahun.
K
ALIURANG bak kota mati. Sangat sepi. Begitulah suasana yang saya temukan begitu turun dari kendaraan umum di pertigaan Wara-Kaliurang. Jalan ke berbagai arah sudah diblokade pakai bambu. Ada dua atau tiga petugas berjaga di situ.
Dari mereka saya dapat informasi dan konfirmasi, benar Dusun Turgo yang terkena amukan letusan. Berbekal secuwil informasi itu, dan tak ada lagi orang yang bisa ditanyai, saya jalan kaki ke barat Kaliurang. Tujuan ke ke halaman 11
Tesangka Penganiaya Balita Ditangkap di Hotel
BERMODAL GPS mobil yang digunakan tersangka polisi akhirnya menangkap Adi Cahyono, majikan yang dilaporkan melakukan penganiayaan terhadap Balita yang merupakan anak dari asisten rumah tangga. Tersangka ditangkap dalam pelariannya di sebuah hotel di Tawangmangu, Senin (21/11) dini hari. (*)
Hal
FOTO : DEDI H PURWADI
EMPAT - Empat petugas pengamat Merapi berfoto sebelum meninggalkan Pos Plawangan selamanya.
11