HARIAN PAGI
SPIRIT BARU DIY-JATENG
LANGGANAN RP 55.000
SENIN KLIW ON 26 JANUARI 2015 / 5 RABI’UL AKHIR 1470 / NO 1367/TAHUN 4 KLIWON
RP 2.000
SMS 08510212000, 0274-557687 EXT 219
Waduh...Tali Putus, QZ8501 Jatuh Lagi JAKARTA, TRIBUN - Tim SAR gabungan kembali gagal mengangkat badan utama (fuselage) pesawat Airbus A320-200 AirAsia PK-AXC QZ8501 dari dasar Laut Jawa. Kegagalan itu karena tali baja yang terhubung dengan balon pengapung terputus. “Jadi, ada tali rope belt yang sudah dipasang, terputus,” kata Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama Manahan Simorangkir di Posko Utama Pencarian AirAsia QZ8501, Lanud Iskandar, Pangkalan Bun, Kalteng, Minggu (25/1). Menurutnya, tim penyelam TNI
AL telah berupaya memasang dan mengikat tali baja dengan baik dan rapi ke rangka badan pesawat dan balon pengapung. Bahkan, tim penyelam sudah enam kali bolak-balik memeriksa kondisi pengikatan tali baja. Namun, tali baja itu putus saat badan pesawat mulai diangkat. Kendati gagal mengangkat badan pesawat, tim penyelam kembali menemukan jenazah penumpang yang diduga tercecer saat proses pengangkatan badan pesawat. “Yang ditemukan baru satu ■ Bersambung ke Hal 11
ANTARA /POOL/ADEK BERRY
EVAKUASI JASAD - Tim penyelam TNI AL mengevakuasi lagi jenazah dari badan pesawat AirAsia QZ-8501 di perairan Selat Karimata, Pangkalan Bun, Kalteng, Sabtu (24/1).
Oegroseno Masuk Tim Tengahi KPK vs Polri
Prof Dr Jimly Asshidiqie (MANTAN KETUA MK)
● Ganjar Pranowo Sarankan Presiden Segera Tendang Bola JAKARTA, TRIBUN Mantan Wakil Kapolri Komjen Pol (Purn) Oegroseno masuk dalam tim independen yang akan dibentuk dan difungsikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk meredakan krisis melibatkan KPK dan Polri. Meski belum secara formal dibentuk dan diberi dasar hukum, Presiden Joko Widodo, telah mengundang tujuh tokoh nasional ke Istana Negara, Minggu (25/1) malam. Dari tujuh tokoh itu, satu orang berhalangan hadir, yaitu Prof Dr Syafi’i Ma’arif. Selain Oegroseno, hadir tadi malam Prof Dr Jimly Ashidiqie, Kombes Pol (Purn) Bambang Widodo Umar, Erry Riyana Hardjapamekas, Tumpak
Hatorangan Panggabean, dan Prof Dr Hikmahanto Juwana SH. Sesuai pertemuan konsultatif, Presiden Joko Widodo menggelar jumpa pers singkat. Presiden menegaskan tidak akan mengintervensi proses hukum di KPK maupun Polri. Namun ia menegaskan dan meminta tidak ada kriminalisasi. “Kita sepakat, institusi KPK dan Polri harus menjaga kewibawaan sebagai institusi penegak hukum, juga institusi penegak hukum yang lain seperti Kejaksaan dan MA,” kata Jokowi. “Jangan ada kriminalisasi,” tegasnya. Kalimat terakhir diulangnya dua kali.
TABRAKAN - Dua mobil yang terlibat tabrakan ringan di Balecatur, Minggu (25/1) siang.
Brakkk...Dua Mobil Tabrakan di Balecatur DUA mobil terlibat kecelakaan di jalan desa di Pereng Kembang, Balecatur, Gamping, Sleman Minggu (25/1) siang. Walaupun tidak ada korban dalam kejadian ini namun kedua mobil rusak cukup parah. Salah satunya terpaksa diderek. Info awal kecelakaan tersebut diposting di akun komunitas Info Cegatan Jogja (ICJ) oleh member Fathonur Rohma. “Terjadi tabrakan di jembatan dekat gudang soklin Jl.Wates km 7, kejadian sudah tadi namun mobil belum dievakuasi” tulis Fathonur Rohma. ■ Bersambung ke Hal 11
Julia Perez
JAKAR TA , TRIBUN - Pakar AKART hukum yang juga mantan Ketua Mahkamah Konstitusi, Prof Dr Jimmly Asshiddiqie SH menilai, ada sejumlah pihak yang secara kasat mata ingin membubarkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “Kalau dibilang pelemahan (KPK) terlalu ringan, ini upaya pembubaran. Ada potensinya,” ujar Jimly saat dihubungi, Minggu (25/1), menyikapi penangkapan dan penetapan Wakil KPK Bambang Widjojanto. Jimly mengatakan, KPK kini tengah menjadi sasaran tembak. Pasalnya, setelah Komisaris Jenderal Polisi Budi Gunawan ditetapkan sebagai tersangka, para pimpinan KPK mulai diserang secara personal maupun lewat pidana. “Ini buruk, apalagi ketat kan
(MANTAN WAKAPOLRI)
Prof Hikmahanto Juwana (GURU BESAR UI)
Kombes Pol (Purn) Bambang W Umar (TOKOH MASYARAKAT)
■ Bersambung ke Hal 11
Kalau KPK Tinggal Dua Orang, Lumpuh ICJ/FATHONUR ROHMA
Komjen (Purn) Oegroseno
aturannya, kalau sudah jadi tersangka, dia bisa langsung dinonaktifkan. Kalau sudah jadi terdakwa, diberhentikan secara tetap,” kata Jimly. Dengan demikian, kata Jimly, pimpinan KPK yang akan bertahan nantinya hanya tersisa satu atau dua orang. Tak maksimal Ketua KPK Abraham Samad juga lebih dulu disudutkan pengakuan Plt Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto terkait lobi-lobi politik jelang Pilpres 2014. Sedangkan Komisoner Adnan Pandu Praja dilaporkan secara pidana dalam perkara bisnis PT Desy Timber di Berau, Kalimantan Timur. Menurut Jimly, kinerja KPK memberantas korupsi tidak akan ■ Bersambung ke Hal 11
ANTARA/YUSRIL
JOK OWI SANT AI - Presiden Joko Widodo (tengah) bersepeda santai bersama jurnalis senior JOKO SANTAI CNN Christina Amanpour di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu (25/1). Pada kesempatan yang sama, pendukung KPK sedang mengadakan aksi #SaveKPK di kawasan tersebut.
Tak Puas, Silakan Gugat Polri JAKARTA, TRIBUN - Kepala Divisi Humas Mabes Polri Inspektur Jenderal Polisi Ronny F Sompie menyarankan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto (BW) mengajukan gugatan prapradilan atas perkaranya. “Ajukan saja prapradilan. Karena Mabes Polri tidak akan melindungi anggota penyidik yang di dalam memproses kasus penyidikan apa saja, melanggar KUHAP,” kata Ronny F Sompie di Mabes Polri, Jakarta, Minggu (25/1). Menurut Ronny, dalam KUHAP sudah diatur mengenai mekanisme penangkapan seseorang. Salah satunya bahwa harus terdapat dua alat bukti. “(Ini) Tiga malah. Bukti yang cukup sesuai dengan aturan Undang-undang kan minimal dua, ini sudah tiga,” ujar Ronny. Alat bukti yang dimiliki Polri misalnya keterangan saksi dan dokumen. Ronny menceritakan, sejak Polri menerima laporan kasus itu
pertama kali, sudah ada empat dari dua belas saksi yang diperiksa penyidik. “Empat orang itu mendukung keterangan pelapor bahwa mereka mengakui keterangan yang mereka berikan itu palsu di pengadilan. Itu sudah ada penguatan berupa dokumen penguatan mereka,” ujar Ronny. Bukti cukup Selain itu, Polri juga telah meminta dua ahli pidana, apakah cukup kuat atau tidak membawa kasus tersebut untuk disidangkan. Akhirnya, BW pun ditetapkan sebagai tersangka dan ditangkap. Mengenai mekanisme penangkapannya apakah lazim atau tidak, Ronny mengatakan itu merupakan hal teknis. “Kalau penangkapan itu teknis penyidikan. Artinya begini, kalau memang tidak puas,
Resep Sukamto Daftar Haji Pakai Uang Tabungan Rokok
Menolak Saat Berhenti Rasanya Gelisah Terus Cinta Berhenti merokok bagi sebagian besar pecandu bukan sesuatu yang mudah. Hal tersebut juga dialami Sukamto (48), warga Suryodiningratan, Mantrijeron, Yogyakarta. Perlu niat sangat kuat baginya untuk berhenti merokok. Ia berhasil, dan dampaknya berbuah manis.
S
ETELAH dinyatakan sembuh oleh dokter dari penyakit kanker serviks (kanker mulut rahim), Julia Perez alias Jupe (34) langsung giat bekerja. Terbaru, penyanyi dangdut seksi ini membuat video klip untuk single berjudul Lonely. “Aku syuting video klip plus FOTO/KAPANLAGI.COM
■ Bersambung Hal 11
TRIBUN JOGJA/HAMIM TOHARI
TABUNG AN R OK OK ABUNGAN ROK OKOK OK-- Sukamto, PNS di Pemda DIY yang berhasil menghentikan kecanduan rokok. Jatang uang rokoknya ditabung dan ia pun mengaku buat mendaftar ibadah haji.
SEBELUM berhenti, Sukamto ibaratnya bukan seorang perokok amatir. Ia sudah mencicipi nikotin sejak SMP. “Dulu saat masih merokok, sehari saya bisa menghabiskan dua bungkus,” aku Sukamto saat ditemui di rumahnya, Minggu (25/1). Hingga suatu saat, Sukamto berpikir untuk berhenti merokok. PNS di lingkungan Pemda DIY tersebut akhirnya benar-benar mampu menghentikan kecanduan rokoknya pada 2003. Namun uang jatah ■ Bersambung ke Hal 11
■ Bersambung ke Hal 11
Tum pak H umpak Panggabean (MANTAN KPK)
Erry Riyana H (MANTAN KPK)
Prof Dr Syafiie Maarif (TOKOH MUHAMMADIYAH)
Citizen Journalism Drg Theresia Puspitawati M Kes Orangtua Murid SD Kanisius
Silakan kirim laporan kegiatan perseorangan, lembaga, perusahaan Anda, dan jadilah Citizen Reagi TTribun ribun Jogja. porter melalui Citizen Journalism Harian P Pagi Sertakan foto kegiatan dan foto diri penulis atau penanggungjawab laporan. Kirim ke tribunjogja@gmail.com atau tribunjogja @ yahoo.com.
Serunya Kemah Budaya Penggalang Kanisius SUNGGUH membanggakan dan membahagiakan, hari gini kita masih bisa menemukan anak yang berminat dan antusias mengikuti gerakan pramuka. Pramuka dengan spirit Dasa Darma-nya akan membentuk seorang anak, yang nota bene embrio sebuah generasi, menjadi generasi yang cerdas, mampu menyikapi situasi dan juga peduli dan berbudi. Yayasan Kanisius Cabang Yogyakarta mengakomodasi hal tersebut. Tanggal 8-10 Januari 2015, ■ Bersambung ke Hal 11