Coretan untuk Dunia

Page 46

“Nantangin” Nanopartikel Penghantar Insulin: Terobosan obat Diabetes dengan Pemanfaatan Levan dari Bakteri Halofilik di Perairan NTB Baiq Repika Nurul Furqon

Nanotechnology in medicine is going to have a major impact on the survival of the human race (Bernard Marcus) Pendahuluan Diabetes Melitus (DM) merupakan suatu penyakit kelainan metabolik dengan etiologi multifactorial. Penyakit ini ditandai dengan hiperglikemia kronis dan mempengaruhi metabolisme karbohidrat, protein dan lemak karena dalam darah penderita DM memiliki kekurangan hormon insulin, yang menyebabkan tingginya kadar gula darah. Penyandang DM akan ditemukan dengan berbagai gejala seperti poliuria (banyak berkemih), polidipsia (banyak minum) dan polifagia (banyak makan) dengan penurunan berat badan.

45


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.