Coretan untuk Dunia

Page 8

Ia bernama Technium Aditya Firman Ihsan

“Sepanjang sejarah manusia, kita telah begitu bergantung pada mesin untuk bertahan hidup. Nasib, rupanya, bukan tanpa rasa ironi” (Morpheus, The Matrix)

Apa yang dikatakan Morpheus di atas sebenarnya akan memberikan bahan kontemplasi dan refleksi yang panjang dan mendalam jika dihayati baik-baik. Teknologi, yang juga terwuijud dalam mesin, telah menjadi dilema dan ironi umat manusia sejak eksistensi bernama manusia itu sendiri ada hingga entah sampai kapan. Diskursus dan ragam bahasan terkait teknologi tidak pernah menjadi makanan yang basi untuk terus dikunyah. Apalagi, kondisi dunia saat ini sudah berada pada era yang mana teknologi seakan menjadi satu dengan kehidupan manusia, membuat semesta ini terbagi menjadi tiga eksistensi besar: alam, manusia, dan teknologi. Awalnya semua hanyalah hubungan antara alam dan manusia, teknologi sekedar

7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.