Smart City - London: The Smart London Plan

Page 1



1. 2. 3. 4.

Pendahuluan Gambaran Umum Kota London Analisis Kesimpulan


Mengidentifikasi perkembangan terkini peran teknologi menuju pembangunan berkelanjutan dan etika dalam merencanakan wilayah dan kota.


• Mengidentifikasi teknologi (tidak hanya TIK) yang digunakan untuk melayani masyarakat kotanya (baik berupa perangkat keras maupun perangkat lunak) • Mengidentifikasi elemen-elemen kota komunikatif di kota cerdas (enam elemen ditambah dengan satu elemen dasar) • Mengidentifikasi saluran-saluran komunikasi di kota cerdas (tujuh elemen)


London adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya, merupakan wilayah metropolitan terbesar di Britania Raya dan juga zona perkotaan terbesar di Uni Eropa menurut luas wilayah.

1.583km2

7.172.036 jiwa

4.542 jiwa/km2



Analisis Komponen-Komponen Smart City • Teknologi Pelayanan Masyarakat Kota Cerdas • Dampak Electronic Spaces • Elemen-Elemen Kota Komunikatif • Saluran-Saluran Komunikasi


Sumber: Bahan perkuliahan, PL 3002 Topik Perencanaan Khusus


Teknologi Pelayanan Masyarakat • Electronic Road Pricing (ERP)

• Automatic Number Plate Recognition (ANPR) • Sky Cycle • Oyster Card


Electronic Road Pricing (ERP) • Electronic Road Pricing (ERP) merupakan bentuk pengaturan kepadatan lalu lintas yang berbasis pada teknologi informasi dan pengenaan tarif. • ERP bertujuan untuk mengurangi kepadatan, mempercepat laju kendaraan dan mengurangi emisi gas buang di daerah tersebut. • Kendaraan tidak perlu berhenti untuk membayar tarif, cukup diidentifikasi melalui plat nomor saat melewati daerah ERP. • Tarif sebesar 10 Poundsterling/hari.


Automatic Number Plate Recognition (ANPR) • Automatic Number Plate Recognition (ANPR) merupakan teknologi identifikasi plat nomor kendaraan yang melewati jalan secara otomatis.

• Dapat mendukung penerapan Electronic Road Pricing (ERP).


Sky Cycle • Berawal dari jumlah kecelakaan pengendara sepeda yang meningkat setiap tahunnya • Sky Cycle baru pada pembangunan tahap pertama • Sepanjang 4 mil dari timur London ke Liverpool Street Station • Terdapat 10 rute, masing-masing menampung 12.000 pengendara sepeda

• Sky Cycle bertujuan meningkatkan keselamatan pengendara sepeda dan mendorong penggunaan sepeda di masyarakat


Oyster Card • Oyster Card memungkinkan para penumpang tidak lagi perlu membayar biaya transportasi dengan uang tunai. • Mempermudah akses transportasi publik


Talk London • Aplikasi yang digunakan penduduk London untuk berkomunikasi langsung dengan pemangku kebijakan Kota London


PHYSICAL DEVELOPMENT EFFECT

SUBSTITUTION EFFECT

EFEK ELECTRONIC SPACE GENERATION EFFECT

ENHANCEMENT EFFECT


Elemen-Elemen Kota Komunikatif

• Inisiasi •

Keterlibatan Masyarakat

Jejaring Baru

Akomodasi Masyarakat

Peluang Ekonomi

Aktor Inisiasi

Pertimbangan Sejarah dan Budaya Lokal


Inisiasi untuk Meningkatkan Keterlibatan Masyarakat Dalam Perencanaan Untuk dapat berhasil, 'smart london' mengedepankan warganya, bisnis dan pemegang kepentingan supaya masyarakat London dapat memajukan inovasi untuk membuat kota London menjadi kota yang lebih hebat.


Bentuk Keterlibatan Masyarakat Dalam Konteks Perencanaan Masyarakat London dapat memberikan pandangan mereka akan tantangan yang harus dihadapi dan mereka dapat menjadi bagian dari solusi tantangan tersebut

Pemerintah Kota London dapat memperoleh respon terhadap kebijakan sehingga kebijakan yang akan dibuat dipastikan akan menjadi responsive, efektif dan dapat diterima oleh masyarakat Komunitas teknologi London dapat langsung berinovasi untuk memenuhi kebutuhan yang beragam dengan teknologi


Jejaring Baru dari Inisiasi Talk London

Online Marketplace

Tech City Institute

The London Datastore


Akomodasi untuk Masyarakat yang Terpinggirkan • Masyarakat yang terpinggirkan karena tidak memiliki perangkat untuk bergabung dengan Talk London misalnya, kedepannya akan diadakan kegiatan yang serupa dengan Talk London dengan offline platform • Untuk mengurangi jumlah masyarakat yang tidak terampil dalam penggunaan teknologi di masa yang akan datang, pemerintah Kota London meningkatkan bobot materi computer science di sekolah • Tech City Institute juga akan ikut berkontribusi dengan mempromosikan pembuatan produk-produk digital dan aplikasi


Peluang Ekonomi • Pemerintah London melakukan Investasi sebesar 24 juta £ untuk ultrafast broadband connection yang tersedia untuk SMEs (Small and medium-sized enterprises) melaluli program London’s Super Connected Cities • Mempermudah visa bagi para ahli teknologi yang ingin berkerja di London. Membangun skema bantuan visa London untuk membantu perusahaan baru dan bisnis yang berkembang dalam mendatangkan tenaga ahli yang dibutuhkan


Aktor dalam Inisiasi Aktor dalam inisiasi ini adalah Walikota London, The London Smart Board, Greater London Authority, Akademisi, Wirausahawan, dan Peneliti. Aktor kunci dalam inisiasi smart city dalam London adalah Smart London Board. Mereka adalah orang-orang yang merumuskan The Smart London Plan sebagai saran bagi London Greater Authority untuk memutuskan perencanaan Kota London. Peran kelompok lain seperti akademisi, peneliti,dan wirausahawan adalah sebagai pemberi saran dan inputan maupun berpartisipasi langsung pada The Smart London Board.


Sejarah dan Budaya Lokal dalam Inisiasi Inisiasi smart city pada Kota London dilandasi banyak pada kebutuhan Kota London menghadapi tantangan kota, “The ‘smart city’ agenda is gathering momentum. The drivers are clear, fuelled by increasing constraints on urban resources, such as transport, energy and healthcare and our desire to provide attractive and enjoyable places to live and work. London also has to plan for population growth and avoid peak-load and congestion onits infrastructure.” – Professor David Gann, The Smart London Board, Chairman. Pengaruh langsung dari sejarah tidak terlalu dirasakan, yang dirasakan adalah konsekuensi langsung dari perbuatanperbuatan manusia padaLondon zaman dahulu. Untuk kebudayaan tidak memi liki pengaruh langsung pada inisiasi ini.


Saluran-Saluran Komunikasi • Openness • Volunteerism • Explicitness • Simplicity • Performance • Accessibility

• Self Renewal


Openness London Datastore • Membuat data public terbuka untuk umum dan dapat diakses • Memacu keterlibatan warga Negara, inovasi, dan pengembangan aplikasi baru Public Meetings • Rapat pembahasan rencana kota oleh majelis/pemerintah local dan masyarakat • Hasil rapat dibuatkan dokumen dan diterbitkan di website pemerintah local • Masyarakat dapat mengkritisi dokumen hasil rapat selama kurun waktu 6 tahun


Volunteerism Volunteers Centres (VC)

• VC adalah sebuah lembaga relawan Kota London • Beranggotakan para stakeholders Kota London; (Timebank, UCL Hospitals, Age UK, JVN, Royal British Region, dll) • Mencari relawan yang sesuai untuk organisasi-organisasi lokal • Membantu relawan mencari organisasi yang tepat dengan keahliannya • Menawarkan pelatihan dan bantuan untuk mengelola relawan


Explicitness Implementation Plan • Memfasilitasi kerjasama yang efektif antar stakeholders untuk memastikan realisasi rencana • Menginformasikan kepada para seluruh pihak yang perlu memahami pertimbangan penyediaan infrastruktur terkait rencana Kota London • Memberikan masyarakat informasi agar mereka terlibat dalam pengembangan wilayahnya • Membantu borough (pemerintah lokal) untuk perencanaan infrastruktur dan persiapan pajak infrstruktur masyarakat


Simplicity Smart London Innovation Challenge • Memicu kreativitas dan bakat warga Kota London • Memobilisasi warga London, wirausahawan, dan peneliti untuk mengahadapi berbagai tantangan


Performance Annual Monitoring Report • Dikeluarkan oleh Walikota setiap bulan Maret • Terdapat 24 indicator utama (KPI) • Dokumen induk berisi hasil pantauan proses dan penilaian efektivitas dari rencana London • Menunjukkan capaian pelaksanaan rencana London


Accessibility • Electronic Road Pricing System (ERP) • Sky Cycle • Oyster Card • Automatic Number Plate Recognition (APNR)


Self Renewal yang berperan penting The Environmental Enhancement • Kelompok dalam pemenuhan komitmen Team Kota London untuk konsep keberlanjutan lingkungan • Mencari sumber pendanaan untuk peningkatan kualitas lingkungan • Mendorong public/private partnership untuk pendanaan • Memberikan usulan untuk proposal perbaikan lingkungan di ranah publik


JIKA

P E R B A N D I N G A N

|

I M P L E M E N T A S I

DI


Program yang dapat diimplementasikan • Command Center • London Talk • Electronic Road Pricing • Oyster Card


Graham, Stephen, and Marvin, Simon (1996). Telecommunication http://greaterlondonvolunteering.org.uk/volunteer-centres-2/ and the City. Electronic Spaces, Urban Places. Routledge. New (Diakses pada tanggal 11 November 2015, pada Pukul 16.10 York. WIB) Hampton, Keith N. (2010). Urban Studies and Technological Change in R. Hutchison (ed). Encyclopedia of Urban Studies (pp: 198201). Thousand Oaks, California: Sage Publication. Sutriadi, R (2011). Mobile Technology and the Challenge to Promote Communicative City in Indonesia. Case Study Bandung Metropolitan Area, dissertation, College of Design, Construction, and Planning, University of Florida.

https://www.london.gov.uk/priorities/planning/publications/londo n-plan-implementation-plan (Diakses pada tanggal 11 November 2015, pada Pukul 16.13 WIB)

https://id.wikipedia.org/wiki/London (diakses pada tanggal 4 November 2015, pada pukul 22.00 WIB)

http://www.cityoflondon.gov.uk/services/environment-andplanning/environmental-enhancement/Pages/default.aspx (Diakses pada tanggal 11 November 2015, pada Pukul 16.25 WIB)

https://www.london.gov.uk/mayor-assembly/londonassembly/publications/governance/openness-in-meeting (Diakses pada tanggal 11 November 2015, pada Pukul 16.05 WIB)

https://www.london.gov.uk/sites/default/files/Annual%20Monitori ng%20Report%2011%20update.pdf (Diakses pada tanggal 11 November 2015, pada Pukul 16.18 WIB)

http://theurbantechnologist.com/2015/02/15/6-inconvenienttruths-about-smart-cities/ (Diakses pada tanggal 9 Desember 2015, pada Pukul 20.00 WIB)


TOPIK PERENCANAAN KHUSUS


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.