RADAR LAMPUNG | Kamis, 3 April 2014

Page 1

KAMIS, 3 APRIL 2014

32 HALAMAN/Rp3.000,-

Satu untuk Semua

MASSA

MEMBELUDAK Kampanye Ridho-Bakhtiar KALIANDA - Massa pendukung calon gubernur-wakil gubernur Lampung M. Ridho Ficardo-Bakhtiar Basri memadati Lapangan Waydadi, Sukarame, Bandarlampung, kemarin (2/4). Mereka terus berdatangan menggunakan mobil pribadi. Selain Baca MASSA Hal. 4 FOTO-FOTO IST FOR RADAR LAMPUNG

Kampanye Bagi Uang Legal! LISTRIK SUMATERA

SBY Keluarkan Instruksi PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memerintahkan jajarannya untuk mengatasi masalah kekurangan pasokan listrik di Sumatera. Kawasan terparah adalah Sumatera Utara (Sumut). Instruksi ini disampaikannya dalam rapat terbatas di Istana Negara, Jakarta, kemarin (2/4). ’’Terkait Sumatera, utamanya y Sumut,, sesegera mungkin menuntaskan menuntask hambatanhambatan yang ya ada,” kata Menteri Koo Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa saat memberi memberikan keterangan pers usai rapat. rap ada beMenurut Hatta, H berapa upaya jangka j pendek yang telah diru dirumuskan untuk mengatasi ma masalah ini. Pertama, mempercepat memper penyelesaian PLTU Nagan Na Raya dan Pangkalan Su Susu. Susilo Bambang Yudhoyono

Baca SBY Hal. 4

JAKARTA - Kapolri Jenderal Sutarman mengatakan bahwa pengerahan massa bayaran dalam kampanye partai politik (parpol) bukanlah bentuk praktik politik uang. Pasalnya, massa yang hadir dalam kampanye dianggap sebagai simpatisan dari parpol tersebut. ’’Begini, yang kampanye itu kan dianggap simpatisan, jadi anggota partai. Kalau anggota partai, misalnya, dia pergi ke mana, lalu dikasih

KAPOLRI ANGGAP BUKAN MONEY POLITICS transportasi, itu bukan money politics. Itu ongkos politik,” kata Sutarman kepada wartawan di Istana Negara kemarin (2/4). Karenanya, lanjut dia, Polri sangat berhati-hati dalam memproses laporan politik uang. Pasalnya, banyak unsur

6

perbuatan yang harus ditelaah terlebih dahulu. Sutarman melanjutkan, saat ini Polri sudah menerima banyak laporan politik uang. Namun, laporan-laporan itu belum dapat diproses karena masih dikaji oleh Badan

Pengawas Pemilu (Bawaslu). ’’Ini harus dinilai panwaslu dan Bawaslu, baru ke Polri, termasuk barbuk (barang bukti)-nya. Karena kalau kita diminta cari barbuk, waktunya nggak cukup, bisa kedaluwarsa,” ujar mantan Kabareskrim Mabes Polri itu. Di bagian lain, terkait temuan kotak suara kardus untuk Pemilihan Gubernur Baca KAMPANYE Hal. 4

Tsunami Mengarah Lampung Efek Gempa 8 SR di Chile, Indonesia Status Waspada FOTO CRISTIAN VIVERO/REUTERS

WASPADA: Gempa bumi berskala 8 SR dan tsunami yang terjadi di Chile kemarin (2/4) menyebabkan lima orang tewas dan menghancurkan sejumlah kendaraan. Efek dari tsunami besar itu berpotensi masuk Lampung hari ini.

JAKARTA - Badan Nasional Pe nanggulangan Bencana (BNPB) mengeluarkan peringatan dini terkait gempa bumi besar berskala 8 skala richter (SR) pada Rabu (2/4) pukul

06.46 WIB. Meski pusat gempa berada jauh di Pantai Utara Chile atau 240 barat laut Bombay India Baca TSUNAMI Hal. 4

Dari Pemutaran Perdana Film Sepatu Dahlan

Kenal Dahlan Sudah Keren, Tak Menyangka Begitu Susah Studio XXI Epicentrum Rasuna Said, Jakarta, Selasa malam (1/4) diliputi keharuan. Penyebabnya adalah acara gala premiere (pemutaran perdana) film Sepatu Dahlan yang berkisah tentang masa kecil Menteri BUMN Dahlan Iskan. Laporan Wartawan JPNN, JAKARTA FOTO ANGGER BONDAN/JPNN

SEPANJANG 90 menit pemutaran film yang diputar di bioskop seluruh Indonesia mulai 10 April mendatang itu

http://www.radarlampung.co.id

KISAH MASA KECIL: Menteri BUMN Dahlan Iskan (kiri) bersama istri Nafsiah Sabri saat menghadiri acara gala premiere film Sepatu Dahlan di XXI Epicentrum, Kuningan, Jakarta, Selasa (1/4).

sukses membuat Dahlan Iskan dan istrinya, Nafsiah Sabri, serta sebagian besar penonton beberapa kali meneteskan air mata. ’’Terus terang, saya menangis tiga kali. Pertama, pas tangan Dahlan dipukul sama bapaknya. Kedua, pas ibu meninggal karena saya jadi ingat saat dulu seperti itu. Kemudian, waktu Zain (nama adik Dahlan Iskan) kelaparan. Saya sedih betul. Dulu perut adik saya benar-benar saya ikat kencang pakai sarung,” ungkap Dahlan Iskan setelah pemutaran film. Film yang diangkat dari novel yang berjudul sama itu mengisahkan kehidupan Dahlan Iskan mulai SD hingga SMP. Selama menempuh pendidikan dasar itu, Dahlan bersekolah tanpa mengenakan sepatu. Baca KENAL Hal. 4

Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.