MINGGU, 9 JUNI 2013
28 HALAMAN/RP3.000,-
Kenaikan BBM Bakal
In Memoriam
Selamat Jalan Pak TK!
JAKARTA – Politisi senior Taufiq Kiemas berpulang ke rahmatullah kemarin (8/6) sekitar pukul 19.05 waktu Singapura atau 18.05 WIB. Pria yang menjabat ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) ini meninggal dunia di usia 70 tahun. TK –sapaan akrabnya– wafat setelah sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit General Hospital Singapura
sejak beberapa hari sebelumnya. ’’Innalillahi wa inna ilaihi rojiun, telah meninggal Bapak Taufiq Kiemas di Singapura,” ujar Tjahjo Kumolo, sekretaris jenderal DPP PDIP, di kediaman almarhum, Jalan Teuku Umar, Jakarta, kemarin. Pagi ini, sekitar pukul 09.00 WIB, jenazah suami Presiden Ke-5 RI Megawati Soekarnoputri tersebut direncanakan tiba di Halim Perdanakusumah Jakarta. Jenazah almarhum yang lahir di Jakarta, 31 Desember 1942, itu rencananya dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta. Tjahjo menceritakan bahwa Taufiq Kiemas akhirnya diterbangkan ke Singapura setelah menjalankan tugas negara di Ende, Nusa Tenggara Timur, pada 1 Juni 2013 lalu. Yaitu acara peringatan Hari Lahir Pancasila yang ketika itu juga dihadiri Wakil Presiden Boediono. Usai acara, pria yang dikenal lewat keluwesannya ini merasa kelelahan. Akhirnya ia dibawa sang istri, Megawati Soekarnoputri, berobat di Singapura. Kabar meninggalnya mantan aktivis GMNI yang sempat menjadi tahanan politik itu sangat mendadak. Pada pagi hari kemarin, Taufiq sempat dikabarkan telah meninggal. Kabar itu langsung dibantah Tjahjo pada siang harinya.
MULUS JAKARTA – Paket kenaikan h ga bahan bakar minyak (BBM) har ditambah dengan kompensasi d bantuan langsung sementara ba masyarakat (BLSM) diprediksi m sedikit terhambat di sidang pase ripurna DPR. Namun, ganri jalan itu tampaknya ja tidak akan terlalu ti berarti, mengingat be komposisi partai ko politik yang menyepo pakati kenaikan BBM pa plus BLSM lebih pl banyak. ba Hal tersebut disampaikan Wakil sa Ketua Komisi XI DPR RI Harry K Azhar Azis dalam diskusi bertajuk Az Perahu Retak Setgab yang digelar Pe di Jakarta kemarin (8/6). Dia menyatakan, sidang paripurna m DPR terkait kenaikan BBM renD cananya digelar 17 Juni. Kenaikan ca BBM, menurut Harry, adalah hal BB
yang sudah diatur dan menjadi kewenangan pemerintah. Dalam Undang-Undang APBN 2013, kenaikan harga BBM bisa dilakukan jika minyak mentah sudah melewati harga asumsi 100 dolar per barel. Namun, pemerintah justru terkesan setengahsetengah dalam menaikkan BBM. ’’Pemerintah lucu, sudah diberi kewenangan, tetapi tetap minta izin DPR,” tukasnya. Faktor sikap pemerintah ini, ujar Harry, karena keberadaan BLSM yang terkesan sebagai posisi tawar. Presiden sudah menegaskan tidak akan menaikkan BBM jika tak ada BLSM. Posisi inilah yang memunculkan adanya pembahasan di DPR terkait BLSM. Baca KENAIKAN Hal. 2
D Diskes Bandarlampung PPertimbangkan Ina CBGs
Baca SELAMAT Hal. 2
FOTO ALEXIUS RADJA SEKO/JPNN
ACARA TERAKHIR: Taufiq Kiemas bersama Wapres Boediono saat menghadiri peringatan Hari Lahir Pancasila di Ende, Flores, Nusa Tenggara Timur, Sabtu (1/6) lalu.
TAUFIQ KIEMAS
INFO HAJI
BANDARLAMPUNG-Pemerintah Kota (Pemkot) Banm darlampung tidak mau gegabah d menerapkan sistem Indonesia m case based groups (Ina CBGs). ca Pemkot melalui Dinas Kesehatan P (Diskes) mengaku akan lebih (D dahulu mempertimbangkan d kkebijakan yang bakal menyeragamkan biaya perawatan di rumah ga sakit bagi pasien ini. sa Kepala Diskes Bandarlampung dr. Wirman mengaku pihaknya d masih mempertimbangkan kem lebihan dan kekurangan dari le sistem itu jika diterapkan di Kota si Tapis Berseri. T ’’Walaupun penyakitnya sama, setiap daerah kan mempunyai se kkebijakan masing-masing. Makanya nanti kita lihat dahulu, pern
lu atau tidaknya sistem itu diterapkan,” ujar Wirman kepada Radar Lampung kemarin (8/6). Disinggung tentang kemungkinan menerapkan sistem ini pada tahun depan, Wirman juga mengaku belum dapat memastikannya. ’’Tahun ini kami belum menggunakan. Tetapi nggak tahu kalau tahun 2014. Kalau saya mengikuti kebijakan pimpinan. Seperti jaminan kesehatan, kalau Bandarlampung menggunakan sistem jamkesda, tetapi daerah lain memakai sistem jamkesmas. Ini kan tergantung kebijakan kepala daerah, makanya kami masih menunggu dahulu,” jelasnya. Baca DISKES Hal. 2
Dua Calon Kapolri Dimutasi
Perundingan Muasasah Buntu
Jabatan Sebelas Kapolda Digeser
PERUNDINGAN antara delegasi Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (AMPHURI) dengan muasasah (pa(AMPH nitia h haji di Arab Saudi) menemui jalan buntu. Padahal, pertemuan jala tersebut digelar untuk mendate patkan kepastian jaminan kualitas layanan haji khusus dari pihak muasasah. ’’Hasil seperti yang kita impikan tidak tercapai. Pihak muasasah masih ngotot seenaknya sendiri,” kata Sekjen AMPHURI Artha Hanif. Pihak muasasah, khususnya yang membidangi jamaah haji dari Asia Tenggara, belum mau menentukan rincian layanan untuk jamaah haji khusus berikut unit cost setiap item. Jaminan layanan dari pihak muasasah penting untuk ketenangan jamaah haji khusus. Ada seratus lebih travel atau penyelenggara ibadah haji khusus (PIHK)
JAKARTA - Dua pejabat yang namanya masuk bursa Kapolri dan Wakapolri versi Kompolnas masuk gerbong mutasi. Mereka adalah Kapolda Jawa Barat Irjen Tubagus Anis Angka Wijaya dan Kapolda Kalimantan Timur Irjen Anas Yusuf yang ditarik ke Mabes Polri. Sementara itu, Kapolda Jawa Timur Irjen Hadiatmoko juga dimutasi dalam rangka pensiun. Para perwira tinggi itu masuk gerbong mutasi Polri lewat telegram bernomor ST/1194/VI/2013 tertanggal 7 Juni 2013. Setidaknya ada 76 nama perwira tinggi dan perwira menengah yang harus menanggalkan jabatan lamanya. Dari jumlah tersebut, ada 11 Kapolda yang dimutasi. Yaitu Kapolda Jatim, Jabar,
Baca PERUNDINGAN Hal. 2
Jateng, Sumut, Sulsel, Kaltim, Kalteng, Riau, Kepri, Jambi, dan Sulut (selengkapnya lihat grafis, Red). Tubagus yang masuk bursa Kapolri ditarik menjadi Kadiv TI. Sedangkan Anas yang penah menjadi ketua tim penjemput anggota DPR Muhammad Nazarudin di Kolombia ditarik menjadi Wakabareskrim. Sementara itu, Hadiatmoko ditarik menjadi perwira tinggi Mabes Polri. Rekan seangkatan Kapolri Jenderal Timur Pradopo dan Wakapolri Komjen Nanan Soekarna ini akan pensiun pada 12 Oktober mendatang. Dia digantikan Kakorbrimob Irjen Unggung Cahyono. Baca DUA Hal. 2
Azizah Dzakiya, Siswi SD Al-Kautsar dengan Nilai UN Terbaik Se-Lampung
Tak Pernah Jadi Juara Kelas, Kedua Ortu Mengaku Kaget Azizah Dzakiya (12), siswi SD Al-Kautsar Bandarlampung, dinyatakan sebagai peserta ujian nasional (UN) dengan nilai terbaik se-Lampung. Bungsu dari dua bersaudara ini tak pernah menyangka akan mendapatkan prestasi itu. Kedua orang tua (ortu)-nya pun dibuat kaget. Bagaimanakah kiat Azizah sehingga bisa menjadi yang terbaik di provinsi ini? Laporan Eka Yuliana, BANDARLAMPUNG FOTO WAHYU SYAIFULLAH
Baca TAK Hal. 2 http://www.radarlampung.co.id
TERBAIK: Azizah Dzakiya bersama kedua orang tuanya. Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327