KAMIS, 10 OKTOBER 2013
28 HALAMAN/Rp3.000,-
Satu Sa atu U Untuk ntukk SSemua emua
JAKARTA – Tak ada yang tidak mungkin di sepak bola. Tapi, realistis saja, di atas kertas, peluang Indonesia untuk minimal menahan imbang Korea Selatan pada laga terakhir kualifikasi Piala AFC U-19 grup G, Sabtu (12/10), sangat berat. Jadi, jalan paling mungkin bagi Garuda Jaya –julukan Timnas U-19– untuk bisa menembus putaran final di Myanmar tahun depan adalah merebut salah satu dari enam tiket buat runner-up terbaik. Caranya, menang atas Filipina malam ini di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, tak kebobolan, dan bikin gol sebanyak mungkin. Melihat performa Filipina saat melawan Korsel, Selasa (8/10), dan sepanjang Piala AFF U-19, kemungkinan Indonesia untuk mewujudkan ketiga hal itu pada laga yang bakal ditayangkan RCTI dengan kickoff pukul 20.30 WIB tersebut terbuka. Meskipun, tentu tak semudah membalikkan
Bantuan Penghulu Dicabut
tangan. Sebab, hampir pasti Filipina akan mengulangi taktik mereka seperti saat menghadapi Korsel: bermain ultradefensif. ’’Mereka memainkan sepak bola negatif dengan menumpuk sembilan pemain di belakang garis tengah dan menyisakan satu pemain di depan. Kami harus sekreatif mungkin untuk bisa membongkarnya agar mempertajam perbedaan gol,’’ tegas Indra. Kuncinya memang di kreativitas dan kesabaran. Dengan penguasaan yang hampir pasti dominan,
Jika Terima Gratifikasi, Kini per Penghulu Rp800 Ribu
BANDARLAMPUNG – Pemprov Lampung me-warning petugas pencatat nikah (PPN) yang masih nekat menerima gratifikasi. Jika terbukti, bantuan yang diberikan dievaluasi dan dicabut. Diketahui, kurun dua tahun belakangan, Pemprov Lampung rutin memberi insentif bagi PPN. Besarannya Rp600 ribu per kepala. Kepala Biro Mental Spiritual Pemprov Lampung Sumiarti Somad mengatakan, program insentif untuk PPN itu sudah dimulai sejak 2011. Untuk tahun
Baca MARI Hal. 4
ini tetap akan diadakan. ’’Kini kami masih melakukan koreksi terhadap jumlah penerima bantuan,’’ katanya. Jumlah bantuan untuk tahun ini direncanakan ada peningkatan. Yakni sebesar Rp800 ribu untuk masing-masing satu orang. Namun, lantaran kondisi keuangan pemprov, jumlah itu juga masih akan dilihat lagi. Baca BANTUAN Hal. 4
FOTO ILUSTRASI ALAM ISLAM
JANGAN MAIN-MAIN!: Pemprov Lampung bakal mencabut bantuan penghulu jika memaksa meminta uang kepada warga yang menikah.
BEA DAN CUKAI
Habis Biarpet Terbitlah Promosi
Rekrut 10 Ribu Pegawai KABAR gembira bagi calon pelamar PNS Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Ditjen Bea dan Cukai Kemenkeu bakal menambah pegawai hingga 10 ribu orang dalam dua tahun ke depan. Permintaan itu untuk memenuhi kebutuhan pegawai di wilayah perbatasan yang sangat kekurangan pegawai. Hal ini disampaikan Direktur Jenderal Bea dan Cukai Agung Kuswandono usai kunjungan ke beberapa kantor Bea dan Cukai di perbatasan Kaltim dengan Malaysia di Nunukan kemarin. Kunjungan selama tiga hari itu berakhir dengan satu kesimpulan. Jumlah pegawai Bea dan Cukai yang ada tidak mampu mengawasi arus barang masuk di kawasan itu.
Manajer Area PLN Tanjungkarang Dimutasi
Baca REKRUT Hal. 4 FOTO JPNN
TERSANGKA SUAP PILKADA: Pengusaha Cornelis Nalau yang ditangkap berbarengan dengan Susi Tur Andayani namun di lokasi berbeda setelah menjalani pemeriksaan di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kemarin.
Susi Caleg Pelengkap Gatot Tak Ngantor Sibuk Temani Istri BANDARLAMPUNG – DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Bandarlampung membuka status Susi Tur Andayani yang terdaftar jadi caleg dari PDIP. Kepada Radar Lampung, Ketua DPC PDIP Bandarlampung Sjachrazad Z.P. mengakui mulanya bukan Susi yang diajukan di dapil III Bandarlampung.
meninggalkan sederet BANDARLAMPUNG – Terhitung bulan ini, Manajer Area permasalahan pemadaman yang PLN Tanjungkarang Nahwaludin terjadi sejak Agustus–Oktober resmi menjadi manajerr 2013 ini. Termasuk naiknya 20 area PLN Bojonegoro, jumlah tagihan listrik. Jawa Timur. Alhasil, Deputy Manager posisi manajer area Humas PT PLN Distrikosong dengan pengbusi Lampung I Ketut ganti sementara (Plt.)Darpa angkat bicara. nya Joko Sutoyo. Menurutnya, NahKepergian Nahwaludin dipromosikan. waludin menyisakan SELENGKAPNYA BACA HAL. 9 ’’Ia sangat membantu tanda tanya besar. Sebab, kami di sini. Tapi, PLN orang pertama di PLN Area Area Bojonogoro membutuhkan Tanjungkarang yang membawahi semangat dan kapabilitasnya tiga region (Kalianda dan untuk mengembangkan perusaSidomulyo; Telukbetung– haan PLN di Jawa,’’ klaimnya Wayhalim–Natar–Sutami; Wayhalim Natar Sutami; serta Baca HABIS Hal. 4 Tanjungkarang) itu pergi
Ketika masih berbentuk daftar caleg sementara (DCS), nama Susi Tur Andayani disebut Acad –sapaan akrab Sjachrazad Z.P.– tak ada. Yang ada adalah nama Santi Herawati. Namun, lanjut dia, lantaran berkas Santi dinyatakan tak lengkap, terpaksa dicoret. Baca SUSI Hal. 4
FOTO JPNN
BUTIK EMAS Petugas PT Antam menunjukkan contoh emas logam mulia di Butik Emas, PT Antam, Jakarta, kemarin. Outlet Butik Emas Logam Mulia (LM) yang secara resmi baru dibuka ini merupakan strategi ekspansi PT Antam untuk menjangkau lebih banyak konsumen ritel di Indonesia.
KLOTER HAJI
Sudah 389 Masuk Makkah PEMERINTAH Kerajaan Arab Saudii telah menutup penerimaan calon jamaah haji (CJH) darii seluruh dunia (closing date) tadi malam (9/10). Dengan penutupan itu, para CJH dipastikan sudah tidak bisa masuk lagi ke Makkah. Baik melalui jalur udara, darat, maupun laut. Polisi setempat akan melakukan screening di setiap wilayah perbatasan. “Setelah semua jamaah tiba di sini, mudah-mudahan semuanya lancar dan bisa menjalankan ibadah dengan baik,” kata Dirjen Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah (PHU) Anggito Abimanyu di Kantor Urusan Haji Indonesia di Madinah kemarin. Baca SUDAH Hal. 4
http://www.radarlampung.co.id
Susi Tur Andayani di Mata Para Kerabat dan Tetangga (2–Habis)
Saat Jadi Pengacara KPU, Susi Hanya Naik Angkot Nama Susi Tur Andayani langsung mendunia pascaoperasi tangkap tangan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang menyeret Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) nonaktif Akil Mochtar. Media internasional pun memampang fotonya di setiap halaman muka. Apa komentar mereka tentang Susi? Laporan Wartawan RL, BANDARLAMPUNG KARIR dan harta advokat Susi Tur Andayani melesat dalam lima tahun terakhir. Ketika menjadi pengacara Komisi
FOTO JPNN
ASET AKIL: Petugas memeriksa mobil-mobil mewah hasil sitaan KPK dari rumah Akil Mochtar di kompleks Liga Mas, Pancoran, Jakarta Selatan.
Pemilihan Umum (KPU) Lampung pada 2008, Susi hanya
menumpang angkutan kota (angkot). Terkadang, ia diantar
menggunakan sepeda motor. Kini Susi memiliki rumah
mewah bergaya minimalis di kawasan elite, Enggal, Bandarlampung. Berubahnya kehidupan Susi, antara lain, karena karirnya melesat setelah putusan MK bernomor 17/PUU-VI/2008 mengabulkan sebagian pemohon Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P. dengan Susi sebagai kuasa hukumnya. Ketika itu, Sjachroedin Z.P. mengajukan gugatan keberatan atas pemberhentian tetap sebagai gubernur berkaitan pencalonannya kembali sebagai gubernur dalam Pilgub Lampung 2008. Baca SAAT Hal. 4
Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327