RADAR LAMPUNG | Rabu, 14 Agustus 2013

Page 1

RABU, 14 AGUSTUS 2013

28 HALAMAN/Rp3.000,-

Satu untuk Semua

Bos BRI Otaki Perampokan Rp6,75 M MENGGALA – Apresiasi untuk gerak cepat jajaran Polres Tulangbawang. Dalam waktu 1,5 jam, polisi berhasil mengungkap

dua tersangka ditembak mati drama perampokan Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit Rawajitu yang terjadi

pukul 01.00 WIB kemarin. Empat tersangka ditangkap sekitar pukul

02.33 WIB. Dua ditembak mati dan dua lainnya kini dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Hi. Abdul Moeloek (RSUDAM) Bandarlampung akibat luka tembak. Baca BOS Hal. 4

Bingung Kembalikan Rp200 Juta DUGAAN keterlibatan Kepala BRI Unit Rawajitu, Kecamatan Rawajitu Selatan, Tulangbawang, Syahrudin Yandri Lingga, akhirnya terungkap. Berdasarkan informasi yang akurat dari lingkungan Polres Tuba, keterlibatan putra purnawirawan perwira menengah (pamen) Polda Lampung

ini benar adanya. Kapolres Tuba AKBP Agoes Soejadi melalui Kasatreskrim AKP Listiyono Dwi Nugroho mengungkapkan, Baca BINGUNG Hal. 4

Nekat Tembus Blokade Polisi JIMNI merupakan satu dari empat tersangka perampokan (minus Kepala BRI Unit Rawajitu) Syahrudin Yandri Lingga) kemarin. Perannya menjadi sopir mobil Toyota Avanza yang digunakan dalam perampokan itu. Nyalinya cukup besar hingga nekat

BARANG BUKTI: (Dari kiri) Kapolres Tuba AKBP Agoes Soejadi, Kapolda Lampung Brigjen Heru Winarko, dan Bupati Tuba Hanan A. Rozak beserta sejumlah pejabat lainnya menunjukkan barang bukti (BB) uang BRI yang dirampok kemarin.

menembus blokade polisi yang menghadangnya. Dia mengungkapkan, tidak mengetahui apa yang akan dilakukan Nelson, Marwoto, dan Rapiudin saat Baca NEKAT Hal. 4

Waktunya Timnas Buktikan Kekuatan JAKARTA – Timnas Indonesia mendapatkan kesempatan untuk menunjukkan kelasnya dalam laga uji coba kontra Filipina di Stadion Manahan, Solo, malam nanti (siaran langsung RCTI pukul 20.00 WIB).

Melawan tim selevel, skuad Garuda wajib meraih kemenangan untuk membuktikan kesiapan tim jelang lawan Tiongkok pada Pra Piala Asia Baca WAKTUNYA Hal. 4

PILGUB LAMPUNG

Penumpang Diprediksi Kembali Membeludak

Sepakat APBDP 2013 PERSOALAN anggaran Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung masih mbulet. Meski demikian, dalam rapat badan anggaran (banang) dengan ketua Fraksi DPRD Lampung, tercapai kesepakatan bahwa anggaran pilgub masuk dalam APBDP 2013. Menurut anggota Banang Totok Herwantoko, kesepakatan itu merupakan kesepakatan politis di internal DPRD Lampung. ’’Dalam rapat internal DPRD antara banang dengan ketua-ketua fraksi sepakat ke sana,” urainya kepada Radar Lampung kemarin. Rapat internal itu digelar usai banang membahas Laporan Kinerja Pertanggungjawaban Gubernur 2012. Dalam rapat antara banang dengan Pemprov Lampung sebelumnya, justru anggaran pilgub tak masuk pokok bahasan. ’’Dalam rapat tadi, kita berharap pelaksanaan Pilgub 2013 ini Baca SEPAKAT Hal. 4

FOTO YUDA PRANATA

PANTAU ARUS BALIK: Menteri Perhubungan (Menhub) E.E. Mangindaan saat mengunjungi Pelabuhan Bakauheni kemarin.

BAKAUHENI – Tiga ga hari ke depan, aruss balik 2013 akan berakhir karena sudah me masuki H+7 Lebaran. Namun, pe numpang yang menyeberang dari Pe-la buhan Bakauheni, ni, Lampung Selatan, menuju Pelabuhan Merak, Banten, hingga kemarin tercatat baru sekitar 57 persen. Dari kondisi itulah, Menteri Perhubungan (Menhub) E.E. Mangindaan memprediksi penumpang akan kembali mem-

belu beludak pada Kamis–Jumat (15–16/8). Acuanm nya, pada 17 Agustus para siswa diwajibkan masuk sekolah untuk upacara memperingati Hari Kemerp dekaan k RI. Karena itu, diperkirakan penumpang diperkir akan berangkat pada besok atau lusa. ”Pada Minggu dan Senin itu kan banyak pekerja swasta serta PNS yang kembali, karena Senin dan Selasa mereka harus bekerja. Baca PENUMPANG Hal. 4

Firman Azhari, Mahasiswa ITB yang Juarai Kompetisi Cybersecurity di London

Berkat Video Ketakutan Terbesar Pemakai Kartu Riset sederhananya tentang sistem keamanan kartu berbasis NFC (near field communication) mendapat pujian para juri di London. Sebab, dia mampu menunjukkan kelemahan sistem keamanan alat transaksi yang sedang ngetren di Indonesia itu.

di London, Inggris, 24–27 Juni 2013. Meski kurang sehat, rasa bangga tetap terpancar di wajah Firman saat disinggung tentang kemenangannya di London. Dia menjadi juara setelah mengalahkan 13 finalis lain dari

Laporan Tri Mujoko Bayuaji, BANDUNG

FOTO AFP

ILUSI PERSEPSI Pameran tentang ilusi persepsi menunjukkan percobaan cermin digelar di Berlin, Jerman, 13–25 Agustus 2013.

SAAT ditemui di rumahnya di Bandung menjelang akhir Ramadan lalu, Firman Azhari tampak kurang sehat. Mahasiswa S-2 Elektro ITB itu baru sepekan tiba di tanah air setelah mela-

kukan perjalanan keliling Eropa. Trip itu merupakan bagian dari hadiah yang diterimanya sebagai pemenang kompetisi Kaspersky Cybersecurity for The Next Generation 2013 yang diadakan

Baca BERKAT Hal. 4 FINAL: Firman Azhari saat mengikuti babak final Kaspersky Cy bersecurity for The Next Generation 2013 di London. FOTO KASPERSKY ACADEMY FOR JPNN

http://www.radarlampung.co.id

Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
RADAR LAMPUNG | Rabu, 14 Agustus 2013 by Ayep Kancee - Issuu