RADAR LAMPUNG | Rabu, 17 April 2013

Page 1

Satu untuk Semua

RABU, 17 APRIL 2013

32 HALAMAN/RP3.000,-

Minta Maaf Mendikbud Dipanggil, KPK Mulai Bergerak JAKARTA – Insiden mundurnya jadwal pelaksanaan ujian nasional (UN) SMA, tampaknya, membuat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ikut geram. Baca MINTA Hal. 4 FOTO ABROR RIZKI/RUMGAPRES

INSTRUKSIKAN INVESTIGASI: Presiden SBY memanggil Mendikbud Mohammad Nuh di Kantor Presiden, Jakarta, kemarin. SBY menginstruksinya untuk segera melakukan investigasi atas keterlambatan distribusi naskah UN di 11 provinsi.

Ssstt..! HP Siswa Lolos FOTO AFP

DIJAGA KETAT: Pascaledakan bom, pengamanan seluruh kawasan Amerika Serikat diperketat. Tiga orang tewas, 144 luka-luka. Dua pelari Indonesia selamat.

BOM BOSTON

BANDARLAMPUNG – Diawasi atau tidak, aksi peserta ujian nasional (UN) 2013 berinisial DCP (17) di SMKN 4 Bandarlampung, sukses ’’menyelundupkan’’ handphone (HP) ke dalam ruang ujian kemarin. Pantauan Radar Lampung, DCP tampak santai memanfaatkan lemahnya pengawasan dua guru di ruangan itu. Dia terus-terusan membuka telepon selulernya sambil mengerjakan soal UN hari kedua. Padahal sesuai Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) No. 0020/P/BSNP/I/2013 tentang

Prosedur Operasi Standar (POS), disebutkan tata tertib di ruang ujian nasional adalah ’’Dilarang Masuk Selain Peserta dan Pengawas serta Tidak Diperkenankan Membawa Alat Komunikasi’’. Apalagi dalam Peraturan BSNP pasal 4 itu, kalimat ’’Dilarang Masuk Selain Peserta dan Pengawas serta Tidak Diperkenankan Membawa Alat Komunikasi’’ ditulis dengan huruf kapital dan dicetak tebal. Nah, kalau alat komunikasi seperti HP lolos,

FOTO HAYATULLAH

Baca SSSTT Hal. 4

JANGAN CURANG DONG!: Aksi peserta UN yang membawa handphone di SMKN 4 Bandarlampung.

Dua WNI Selamat

Akhirnya, Pakai SPBU Khusus

SUASANA ceria lomba lari Boston Marathon di Massachusetts, Amerika Serikat (AS), mendadak berubah menjadi teror menakutkan. Dua jam setelah pelari profesional melewati garis finis sekitar pukul 14.50 waktu Boston (02.50 WIB dini hari kemarin), dua ledakan besar mengguncang lomba lari yang telah berumur lebih dari seabad itu. Dua ledakan hanya berjarak 160 meter dengan rentang 12 detik. Blaaar! Blaaar! Ratusan orang di sekitar lokasi ledakan pun terempas ke jalan. Kaca jendela bangunan langsung hancur berkeping-keping. Debu dan asap tebal membubung sekitar 15 meter di udara. Gegap gempita penonton pun berubah menjadi jerit tangis histeris. Semua lari tercerai berai menyelamatkan diri. Beberapa saat kemudian, petugas tiba di lokasi kejadian. Mereka menemukan korban yang merupakan peserta

RAPAT GUBERNUR SE-INDONESIA JAKARTA – Bola salju wacana penghematan subsidi bahan bakar minyak (BBM) dengan memberlakukan dua harga untuk produk BBM premium semakin membesar. Dalam rapat koordinasi antara pihak kementerian, instansi terkait, dan perwakilan gubernur seluruh Indonesia,, p pihak p pemerintah me ngm indikasi-

Baca DUA Hal. 4

GEMPA BUMI

kan sepakat untuk menggunakan skema pengurangan subsidi bagi orang mampu. Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa menyatakan, dalam rapat itu pihaknya mengundang perwakilan kementerian berkaitan dengan bidang ekonomi. Baca AKHIRNYA Hal. 4

5,5 SR Guncang Lampung WARGA Lampung, Banten, dan sekitarnya dikejutkan dengan gempa berkekuatan 5,5 skala richter (SR) yang berlangsung 5 detik pada pukul 18.26 WIB kemarin. Hingga berita ini diturunkan, belum ada laporan korban jiwa dan kerugian materi. Observer Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kotabumi, Lampung Utara, Teguh Budiman, mengatakan, gempa terjadi di lokasi 6.30 lintang selatan, 104.80 barat timur, tepatnya di 95 km barat daya, dengan kedalaman sekitar 19 km. ’’Gempanya nggak terlalu besar kok. Gempa itu terjadi di laut wilayah Lampung Selatan antara Pulau Jawa dengan Pulau Sumatera,’’ kata Teguh

MASSA DUA KABUPATEN BENTROK Rebutan Lahan, 5 Terluka, Dua Sepeda Motor Dirusak KOTABUMI – Sengketa lahan kembali menelan korban. Lima warga terluka akibat bentrok dua desa di perbatasan Lampung Utara dan Waykanan pada pukul 11.00 WIB kemarin.

Informasi yang diperoleh Radar Lampung, bentrok berawal dari saling klaim lahan adat antara warga Desa Tanjungrejo, Kecamatan Negeriagung, Waykanan, dengan warga Desa Baturaja, Kecamatan Sungkai Utara, Lampura. Ketika itu sekitar pukul 09.00 WIB, Baca MASSA Hal. 4

Baca 5,5 SR Hal. 4

Doni Hendaru Tona, Rocker Penggagas Kelompok Pembela Binatang

Geram Mendengar Kabar Pembantaian Anjing di Jogja Anjing dan kucing kerap tak berdaya saat disakiti manusia. Tidak ingin kekerasan terhadap binatang terus terjadi, rocker Doni Hendaru Tona berinisiatif mendirikan Animal Defender, kelompok para pembela binatang di Jakarta.

“Kadang tampilan saya bikin orang salah tafsir dan takut,” ujarnya, lalu terkekeh. Pria 35 tahun itu lantas membuka ponselnya. Dia ingin menunjukkan beberapa foto kucing dan anjing yang pernah mendapat sentuhan tangannya. Rata-rata binatang mamalia itu memiliki luka menganga yang cukup serius. Ada foto ketika binatang itu masih sakit, dalam perawatan, hingga ordo karnivora tersebut sehat kembali. “Di rumah sekarang ada 30 anjing dan 22 kucing yang dalam perawatan. Semua saya urus sendiri,” tuturnya. Begitu banyak “pasien” yang harus ditangani, rumah berukuran 9 x 16 meter milik Doni di Ciledug, Tangerang, pun tampak penuh anjing dan kucing. Hewanhewan piaraan itu merupakan hasil operasi

Laporan Dhimas Ginanjar, JAKARTA TAWA langsung meledak ketika Doni ditanya tentang korelasi penampilannya sebagai rocker dan aktivitasnya sebagai rescuer binatang, Jumat (12/4) malam, di Rolling Stone Cafe, kawasan Kemang, Jakarta. Maklum, sebagai vokalis band Funeral Inception yang beraliran death metal, penampilannya cukup garang. Layaknya rocker, dia juga berambut gondrong dengan tato di beberapa bagian tubuh. http://www.radarlampung.co.id

FOTO ANGGER BONDAN/JPNN

PEMBELA BINATANG: Doni Hendaru Tona, penggagas Animal Defender, ketika di Rolling Stone Cafe, Kemang, Jakarta.

Baca GERAM Hal. 4 Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.