KAMIS, 27 JUNI 2013
32 3 2 HALAMAN/Rp3.000,HAL ALAM AMA AM AN/Rp3.000,-
SSatu atu uuntuk ntuk Semua Semua
SBY-Mega Memutuskan…
M. Ridho Ficardo
Herman H.N.
Joko Umar Said
BANDARLAMPUNG – Calon gubernur (cagub) Lampung dari Partai Demokrat (PD) dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) masih menunggu tanda tangan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Megawati Soekarnoputri. Untuk PD, tertahannya surat keputusan (SK) PD kepada M. Ridho Ficardo sebagai cagub Lampung lantaran SBY masih berada di Nusa Dua, Bali, menghadiri penanaman mangrove. Dijadwalkan, sore ini (27/6) SK itu ditandatangani dan besok (28/6) Ridho akan mendaftar ke KPU. ’’Tim 7 sudah fix ke Ridho. Belum ada SK, kan Pak SBY masih di Bali. Insya Allah, besok sore sudah klir. Kami sudah agendakan daftar Jumat (28/6) siang,” kata Sekretaris DPD PD Lampung Fajrun Najah Ahmad kepada wartawan koran ini kemarin. Terpisah, calon yang diusung DPP PDIP juga tertahan di Megawati. Pasalnya, ketua umum PDIP ini baru akan menggelar pleno penetapan cagub-cawagub yang akan diusung juga siang ini (27/6). Kemungkinan rapat juga akan menghadirkan Ketua DPD PDIP Lampung Sjachroedin Z.P. untuk memberikan pandangannya terhadap masing-masing cagub-cawagub yang telah menjalani fit and proper test. ’’Pak Sjachroedin Z.P. infonya dipanggil hari ini (kemarin), tapi tadi belum. Mungkin besok. Mungkin akan ditanya personperson-nya seperti apa? Lalu, kecocokan antara person dengan partai di provinsi seperti apa? Besok (hari ini) siang pukul Baca SBY-MEGA Hal. 4
Berlian Tihang
Akhirnya, Poniyati Pulang BLAMBANGANUMPU – Salut untuk manajemen Rumah Sakit (RS) Bunda Asni Baradatu, Waykanan. Mereka tidak melulu berorientasi pada keuntungan, tapi juga arif melihat sisi kemanusiaan. Terbukti, Poniyati –ibu yang berniat menjual bayinya– diperbolehkan pulang tanpa meminta jaminan apa pun. Harusnya kebijakan RS Bunda Asni ini ditiru RS lain. Pimpinan RS Bunda Asni Hj. Asni via suaminya, Hi. Jhoni, S.H., menuturkan, sejak awal pihaknya hanya bermaksud menolong (Poniyati, Red). ’’Karena ketika itu kondisinya memang sudah sangat darurat,’’ kata Jhoni. Jhoni melanjutkan, ketika datang ke RS Bunda Asni, tim dokter setempat mendiagnosis jiwa Poniyati dan bayinya dalam kondisi kritis.
Buang Tujuh Parpol Riswan Tony Mundur, Alzier Gandeng Lukman Hakim JAKARTA – Anggota DPR RI Riswan Tony D.K. akhirnya menarik diri dari bursa pencalonan gubernur Lampung. Hal ini menyusul terbitnya reko-
mendasi DPP Partai Hanura untuk M. Alzier Dianis Thabranie. Awalnya, Pak RT –demikian nama yang sudah disosialisasikannya selama mencalonkan diri– mengaku
optimistis masih memiliki peluang dari Partai Hanura. ’’Saya taat aturan. Saya putuskan tidak mencalon gubernur,’’ kata Riswan Tony kepada Radar Lampung tadi malam.
Diketahui, Ketua Wilayah Sumatera II DPP Partai Hanura Elza Syarief menyatakan, Ketua Umum Baca BUANG Hal. 4
Baca AKHIRNYA Hal. 4
DUTA MANGROVE
Waspada Dendam Si Pitung! BANDARLAMPUNG – Bertandang ke Stadion Tugu –markas Persitara Jakarta Utara– dalam lanjutan Divisi Utama LPIS (Liga Prima Indonesia Sportindo) Grup I sore ini (27/6), Lampung FC (LFC) pasang target tiga angka. Skuad Gajah Beringas –julukan LFC– juga berambisi menahan misi balas dendam Laskar Si Pitung –julukan Persitara– yang Baca WASPADA Hal. 4
FOTO AFP
SELAMATKAN MANGROVE Cristiano Ronaldo bersama Presiden SBY, Ibu Negara Ani Yudhoyono, dan Menko Perekonomian Hatta Rajasa pada acara penanaman bibit mangrove di Bali.
Reuni dengan Martunis KEDATANGAN bintang sepak bola dunia Cristiano Ronaldo kali ini cukup spesial. Selain menjadi Duta Forum Peduli Mangrove Bali, pesepak bola asal Portugal itu juga reuni dengan Martunis, bocah yang selamat dari tsunami dan terkatung-katung selama 19 hari. ’’Sangat menyenangkan bertemu dia (Martunis, Red) lagi. Dia terlihat tidak jauh berbeda dengan tujuh tahun lalu. Saya senang dan bahagia melihat dia. Saya berharap yang terbaik untuk dia,’’ ujar Ronaldo dalam press conference di Discovery Kartika Plaza Hotel kemarin.
Azzurri Bisa Frustrasi Lagi
FORTALEZA F FORTAL FOR FO OR RTAL TALEZA TA EZA EZ E ZA A – Ulangan Ulanga Ul Ulanga Ula ngga gan ffinal ina n lE Euro uro o 20 2012. 012. 2. Begitu mayoritas media dunia setelah Spanyol dan Italia memastikan lolos ke babak empat besar Piala Konfederasi 2013. Pilihan judul itu memang tidak salah.
SSebab, Seb ab ab, b kke kedua edu dua ti dua ttim im aakan kkan an n kke kembali emba emba mb baalii ben b be bentrok en entro ttrrro ok p pada a semifinal yang berlangsung di Estadio Castela, Fortaleza, dini hari nanti WIB. Baca AZZURRI Hal. 4
Baca REUNI Hal. 4
Prof. Sobir, Penemu Varietas Baru Buah-buahan Unggulan Indonesia
Getol Kampanye Revolusi Orange Dikira Incar Jabatan Program pengembangan buah tropis yang digagas Institut Pertanian Bogor (IPB) dan BUMN yang dikenal dengan nama Revolusi Orange tak bisa dilepaskan dari Prof. Dr. Ir. Sobir. Kini Indonesia punya sejumlah varietas buah tropis unggulan.
Laporan Gunawan S, JAKARTA BEBERAPA minggu lalu, PTPN VIII (Persero) sukses memanen pisang barangan seBaca GETOL Hal. 4 http://www.radarlampung.co.id
FOTO GUNAWAN SUTANTO/JPNN
KAMPANYEKAN REVOLUSI ORANGE: Prof. Dr. Ir. Sobir di depan kantornya, Pusat Kajian Hortikultura Tropika (PKHT) Institut Pertanian Bogor (IPB). Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327