28 HALAMAN/Rp3.000,-
Satu untuk Semua
SABTU, 31 MEI 2014
Terima Kasih Sjachroedin Z.P.! Ridho Minta Restu Poedjono Pranyoto
DIRJEN PHU MUNDUR UNDUR
BANDARLAMPUNG – Malam perpisahan dan pelepasan Gubernur-Wakil Gu Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P. dan Joko Um Umar Said di ballroom Hotel Novotel N tadi malam penuh emosional. e Oedin –sapaan –sapaa akrab purnawirawan Polri yang terkenal sangat tegas da dan kuat ini– pun tak mampu men menahan air matanya saat proses prosesi purnabakti dilakukan. Diiringi lagu Syukur dan pembacaan puis puisi berisikan ucapan terima kas kasih atas jasajasanya terhadap terhada Lampung, wajah Oedin tampak ta sedih. Matanya berkaca-kaca. berkac Bahkan istrinya, Truly Sja Sjachroedin Z.P., yang setia mendam mend pinginya terus menunduk se selama prosesi berlangsung. Suasana kian haru har saat satu per satu pejabat maju membe m rikan
Tender Ternyata Bohong PERKEMBANGAN ANGAN kasus dugaan korupsi si penyelenggaraan haji di Kementerian Agama (Kemenag) nag) kembali memakan tum mbal. Direktur Jenderal Penye yelenggaraan Haji dan Umrah h (Dirjen PHU) Kemenag Anggito gito Abimanyu mengikuti jejak Menag Suryadharma Ali (SDA) DA) mundur ANGGITO dari jabatannya. a. Pengunduran ran Anggito sebagai Dirjen PHU ini disampaikan Plt. Menag Agung Laksono di kompleks Istana Cipanas ipanas kemarin. ’’Tadi (kemarin, Red), saya baru dapat pat laporan dari ILUSTRASI HANDOKO/RADAR LAMPUNG
Baca TENDER ENDER Hal. 4
MEMBURU BANDAR NDAR Kaliawi Mendadak ak Galau AKTIVITAS sosial warga Jl. Agus Salim Gang Mangga 2, Kelurahan Kelapatiga, a, Tanjungkarang Pusat (TkP), Bandar andarlampung, mulai terganggu. u. Pasca penggerebekan erebekan besarbesaran Polresta Bandarlampung, Rabu (28/5) lalu, warga pecahan Kelurahan lurahan Kaliawi ini malah saling curiga. Terlebih, wilayah h mereka disebut polisi zona merah sarang narkoba. Pantauan Radar Lampung, setiap iap orang asing yang melintas bakal dianggap polisi olisi atau cepu (informan polisi, Red) yang memantau ntau daerahnya. Mulai pengguna sepeda motor hingga ngga pedagang
Baca TER TERIMA Hal. 4
Raja Basis Komunitas Muhammadiyah Bebas Memilih
ALIAWI Hal. 4 Baca KALIAWI
PIALA DUNIA IA Makanan Hotel Kedaluwarsa aluwarsa
JAKARTA – Pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa masih punya PR (pekerjaan rumah) yang harus segera digarap jika ingin menang dalam pemilu presiden (pilpres) 9 Juli nanti. Duet capres-cawapres yang
SOROTAN SO AN terhadap kesi kesiapan Brasil rasil menyambut Piala Dunia P unia 2014 memang selalu saja miring. Terbaru, baru, makanan menjadi sorotan, seiring m ditemukannya dite nnya makanan kedaluwarsaa di hotel tempat kedal timnas Italia dan Inggris menginap. Berdasarkan hasil inspeksi mendadak yang dilakukan oleh Procon, Badan Perlindungan Konsumen Brasil, penyelidik menemukan makanan kedaluwarsa di Hotel Portobello di Kota Mangaratiba. Temuan Procon cukup mengagetkan. Ditemukan
diusung poros koalisi Partai Gerindra itu harus mengejar ketertinggalan dari pasangan Jokowi-Jusuf Kalla. Terutama dalam hal merebut simpati sejumlah komunitas kantong massa.
Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Ade Mulyana mengungkapkan, setidaknya ada lima kantong massa yang signifikan. Tiga di antaranya masuk kategori basis aktivitas. Yaitu kantong suara dari petani, buruh, dan ibu rumah Baca RAJA Hal. 4
FOTO TEGAR MUJAHID/RADAR LAMPUNG
DUA GUBERNUR Gubernur Lampung terpilih M. Ridho Ficardo memberikan cenderamata kepada Sjachroedin Z.P. di ballroom Hotel Novotel tadi malam.
Gagal ke Senayan, Caleg DPR RI Jadi Tahanan Suap Ketua KPU Lamteng BANDARLAMPUNG – Mencoblos surat suara pilpres 9 Juli mendatang dari balik jeruji besi barangkali tak terlintas sedikit pun di benak Ir. F.X. Karamoy. Bekas calon anggota DPR
Baca MAKANAN Hal. 4
RI dari Partai Hanura ini kemarin (30/5) resmi menjadi tahanan Polda Lampung. Dia terbukti menyuap Ketua Komisi Pemilihan Umum Lampung Tengah (KPU Lamteng) Hendra Fadillah yang lebih dahulu
F.X. KARAMOY
ditahan. Apesnya l a g i , meski sudah men y u a p, F.X. Karamoy pun tak lolos ke
Senayan. Kepala Bidang Humas Po Polda Lampung AKBP Sulistyaning Sulistyaningsih mengatakan, penyidik Tipikor Ditkrimsus Polda Lampung langsung melakukan penahanan usai memeriksa F.X. Karamoy. ’’Tersangka melanggar pasal 12 b jo pasal 12 c atau pasal 12 huruf a atau pasal 11 dan atau
pasal 5 Undang-Undang RI Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan UU RI No. 20/2001 tentang Perubahan atas UU RI No. 31/1999 tentang Pemberantasan Tipikor,” terang dia. Baca GAGAL Hal. 4
Bersepeda Ikuti Giro d’Italia, Lomba Terberat di Tempat Terindah (5)
Hujan dan Salju, Pakai Vest-Jaket Empat Lapis
FOTO JPNN
Setiap hari baru selalu menggantikan hari sebelumnya sebagai yang terberat. Kamis lalu (29/5), kami belajar betul tentang repotnya bersepeda saat hawa sangat dingin, diguyur hujan es, plus dikelilingi salju tebal.
SAMBUT WORLD CUP Piala Dunia 2014 di Brasil tidak lama lagi digelar. Gaung dan nuansanya sudah terasa di seluruh penjuru dunia, termasuk Indonesia. Seperti salah satu model asal Balikpapan ini yang mengenakan kostum timnas Inggris yang terlihat trendi dengan sebelah tanpa lengan dan sebelahnya mempunyai lengan panjang dengan bendera besar menempel di depan baju. http://www.radarlampung.co.id
Catatan AZRUL ANANDA dari Italia DARI sangat indah ke semakin indah. ’’Dolomites is too beautiful to be true,” tulis John Boemihardjo di status BlackBerry-nya. Kawasan pegunungan Dolomites itu begitu indahnya, sulit dipercaya tempat ini benar-benar ada!
FOTO DIPTA WAHYU/JPNN
MENAHAN DINGIN: Brad Sauber (kanan) dari Rapha Travel membantu Khoiri Soetomo, peserta rombongan Giro Tour 2014, mengenakan jaket berlapis disisipi kertas karton untuk menahan dingin di Passo Valles, Italia, Kamis (29/5).
Rabu malam lalu (28/5), kami begitu tersiksa oleh dingin (7 derajat Celsius) dan hujan ketika sampai di hotel kami di kota resor kecil San Martino, Castrozza (di ketinggian 1.500 meter). Begitu masuk hotel, kami langsung mandi air hangat/panas, makan malam, lalu cepat-cepat istirahat setelah brifing rutin. Kami tahu kami sudah di kawasan pegunungan Dolomites. Namun, kami belum sadar bahwa lingkungan sekitar kami punya pemandangan luar biasa indah. Kami baru sadar ketika bangun pagi-pagi. Rata-rata sudah bangun sekitar pukul 05.00. Dan begitu kami membuka balkon kamar, wow! pegunungan Dolomites berada di Baca HUJAN Hal. 4 Berlangganan, Hubungi: 0721 - 782306-7410327