Harian Equator 16 Maret 2011

Page 1

Rabu, 16 Maret 2011 11 Rabiulakhir 1432 H/12 Jie Gwee 2562 Terbit Pertama: 29 November 1998

Eceran Rp 2.500,http://www.equator-news.com

Kalimantan Barat Sebenarnya

Liga Champion Real Madrid v Lyon

Patahkan Kutukan

BPKP Celah Koruptor Bebas Kecermatan dalam menyidik sebuah kasus korupsi sangat penting. Perlu kelengkapan data untuk pemenuhan unsur sebuah tindakan. Tutup celah agar koruptor tak bebas.

Meraih hasil imbang di Stade de Gerland kadang Olympige Lyon pada leg 1 babak 16 besar Liga Champions menguntungkan Real Madrid yang akan melakoni pertandingan leg 2 di Santiago Bernabeu, Kamis (17/3) pukul 02.34 dini hari nanti (Siaran Langsung RCTI). Iker Casillas. REUTERS Kami sangat membutuhkan dukungan dari para fans untuk menghadapi Lyon. Kami ingin orang-orang datang

Halaman 7

Ekonomi

Investor Thailand Kunjungi Kalbar PONTIANAK. Investor asal Kerajaan Thailand berkunjung ke Kalbar, Selasa (15/3). Para pengusaha asal negeri gajah putih ini bermaksud menanamkan modalnya dalam sektor kelautan perikanan dan industri kelapa sawit. Rombongan investor dipimpin langsung Dubes Thailand untuk Indonesia, Mr Thanatip Upatising, kata M Ridwan SH, Kepala Biro Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Kalbar kepada Equator, usai coee morning di Ruang Saji Kantor Gubernur Kalbar, Senin (14/3) kemarin. Kunjungan rombongan berjumlah 11 orang ini selama tiga hari mulai 15 hingga 17 Maret. Kunjungan lapangan dimulai ke PT Mitra Aneka Rezeki di Kabupaten Kubu Raya guna meninjau perusahaan pembekuan ikan dan melihat pelabuhan perikanan pantai di Desa Sungai Rengas. Mereka juga akan beraudiensi dengan Gubernur Kalbar pada 15 Maret pukul 15.00, kata Ridwan. Ridwan yang juga mantan Sekretaris Inspektorat Provinsi Kalbar ini mengatakan, sejumlah kepala dinas/badan di lingkungan Pemprov Kalbar

Halaman 7

Kesehatan

Anak TK Rawan Diserang Difteri SANGGAU. Jangan anggap remeh jika Anda demam disertai pilek. Bisa jadi bukan hanya inuenza tetapi diserang bakteri difteri yang dengan cepat menular. Di Sanggau, seorang siswi Penyakit Difteri. REPRO GOOGLE Taman Kanak-kanak (TK) usia lima tahun, T, dirujuk ke RS Santo Antonius Pontianak. Kita telah mengambil suap atau sampel liur bagian atas mulut anak ini dan di kirim ke Kemenkes di Jakarta. Kita tinggal menunggu bagaimana hasilnya sekarang, ujar Drg Roy Naibaho, Kepala Bidang Pemberantasan Penyakit dan Kesehatan

Parit di Jalan Imam Bonjol hidup kembali setelah lapak dibongkar Satpol PP, Selasa (15/3). PKL pun hanya bisa memilah kayu bekas kiosnya yang hanya bisa dijadikan kayu bakar.ABDU SYUKRI

PKL Imbon Ditawarkan Tempat Baru Sutarmidji: Syaratnya Murni Pedagang Asal PONTIANAK. Eks pedagang kaki lima (PKL) yang berjualan di Jalan Imam Bonjol (Imbon) depan Komplek Untan meminta Pemkot Pontianak menyediakan tempat baru berjua-

PONTIANAK. Kemeriahan ulang tahun ke-15 PT Perkebunan Nusantara (PTPN) XIII diisi dengan kegiatan jalan santai dan penanaman seribu pohon di lingkungan kampus Untan Pontianak, Sabtu (12/3). Kami berharap ini akan tetap dipertahankan sebagai kawasan non akademis dan menjadi kawasan hijau, kata Chairil Effendy di sela acara penanaman pohon. Hadir pada kesempatan itu Direktur Utama PTPN XIII Kusumandaru NS beserta seluruh Direksi dan Komisaris, seluruh Pembantu Rektor, Dekan dan pejabat di lingkungan Untan, Walikota Pontianak Sutarmidji beserta sejumlah pejabat Pemkot, mahasiswa dan keluarga besar PTPN XIII. Mereka bersa-

Halaman 7

ma-sama menanam pohon di lokasi yang bersebelahan dengan Kantin Yusra tersebut. Menurut Chairil, selama dirinya menjadi rektor banyak yang berminat dengan kawasan itu untuk dijadikan mall. Tetapi saya tidak ada bernafsu untuk mengubah kawasan ini menjadi mall atau pusat perbelanjaan. Justru kita jadikan ini sebagai kawasan hutan kota, ujar Chairil. Bahkan, kata Chairil, kawasan tersebut dijadikan areal jogging yang segar dan sejuk sehingga dirancang untuk dihijaukan dan bangunan di sekitar direncanakan untuk dipindahkan ke lokasi kawasan olahraga sekitar stadion Untan atau belakang Auditorium Untan.

Halaman 7

Walikota Pontianak, Sutarmidji berbincang-bincang dengan Direktur Utama PTPN XIII, Kusumandaru usai menanam pohon di kawasan hutan kota lingkungan kampus Untan.MARIHOT

Delapan Ribu Balita Kalbar Kurang Gizi PONTIANAK. Jumlah bayi usia lima tahun (Balita) di Kalbar hingga awal 2011 mencapai 200 ribu. Sebanyak 4,3 persen di antaranya dalam kondisi kurang gizi. Perlu upaya rehabilitasi dari pemerintah. Status gizi balita merupakan hal penting yang seharusnya diketahui setiap orang tua, kata Dr Andy Jap MKes, kepala Dinas Kesehatan Kalbar dalam sambutannya pada pembukaan Workshop Advokasi Taburia dan Forum Jurnalis Kesehatan di Hotel Gajah Mada, Pontianak, Selasa (15/3). Faktanya, lanjut Andy, kasus ini terjadi pada masa emas yang bersifat irreversible (tidak dapat diubah). Sehingga perlu perhatian lebih dalam masa tumbuh kembang anak di usia balita. Kasus kekurangan gizi balita menyebar hampir di seluruh daerah se-Kalbar. Di Kota Pontianak, Dinas Kesehatan Kota mencatat terdapat 30 balita yang harus direhabilitasi pada 2010. Meski sudah ada upaya rehabilitasi, namun balita yang sudah sembuh bisa saja kembali mengalami masalah kekurangan gizi. Di tempat rehabilitasi bisa saja mereka sudah sembuh. Tapi begitu sudah keluar, bisa terulang kembali, ujar Multi J Bhaterendro, Kepala Dinas Kesehatan Kota Pontianak. Ada tiga faktor yang bisa menyebabkan balita mengalami kekurangan gizi yakni infeksi yang diderita oleh ibu saat mengandung atau balita yang bersangkutan. Selain itu, faktor kekurangan asupan makanan bergizi, serta faktor kesalahan dalam memberikan makanan bergizi.

Halaman 7

Ruas Ngabang-Sanggau Bukti Hasil Rodi

Hati-hati, makin banyak koruptor bebas - Pak Hakim, hati jangan ditinggalkan nurani

Mempawah Rp 2.500,-

gan mata pencaharian akibat membuka kios di atas parit tepi jalan. Sebanyak 26 pemilik kios lainnya juga mengalami nasib serupa pasca pembongkaran,

Halaman 7

Menelusuri Keberadaan Istana Kerajaan di Kalbar (bagian 81)

Injet-injet Semut

Harga Eceran :

berjualan, tutur Ramli, eks PKL Jalan Imam Bonjol kepada Equator di bekas lokasinya kiosnya, Selasa (15/3). Ramli bukan satu-satunya pedagang yang kehilan-

PTPN XIII Ciptakan Hutan Kota

Halaman 7

- Bang Meng

lan. Pedagang sektor informal ini kehilangan income. Sekarang kita sudah tidak punya tempat usaha lagi. Kita berharap pemerintah bisa menyediakan tempat baru untuk kita

PONTIANAK. Penanganan kasus dugaan korupsi di Kalbar banyak meninggalkan celah yang bisa dimanfaatkan pelaku membebaskan diri dari jeratan hukum. Dalam upaya membuktikan kerugian negara, aparat hukum sering menggunakan hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP). Ir Adi Sudibyo MM.ABDU SYUKRI Dalam perhitungan kerugian negara di persidangan, sebaiknya aparat hukum meminta kepada BPK (Badan Pemeriksa Keuangan, red), ujar Dr Hermansyah, pakar hukum pidana Untan kepada Equator, kemarin (15/3). Dalam persidangan kasus korupsi, siapa lem

Masjid Jami Sultan Ayub. MUSTAAN

Singkawang Rp 2.500,-

Bengkayang Rp 2.500,-

Setelah dicengkeram Belanda, Jepangpun masuk. Ade Muhammad Arief menjadi korban keganasan invasi negeri matahari terbit. Jejak-jejak kerja paksa masih ada hingga sekarang.

Sambas Rp 2.500,-

Landak Rp 3.000,-

Sepeninggalnya Panembahan Muhamad Ali II Suria Negara, diangkatlah H Ade Muhammad Said Paku Negara yang berkuasa sejak 1915-1921 dengan mangkubuminya Pangeran Muhamad Tahir III Suria Negara. Panembahan Haji Muhamad Said Paku Negara minta pensiun dan diperkenankan oleh Gubernemen

Sanggau Rp 3.000,-

Belanda. Tradisi ini dianggap menyalahi aturan yang berlaku turun temurun di Kerajaan Sanggau. Tak lama berselang Gubernement Hindia Nederland langsung menobatkan Panembahan Muhammad Tahir III Suria Negara sebagai penggantinya dari tahun 1921 hingga 1941 hingga

Sintang Rp 3.000,-

Melawi Rp 3.000,-

menjelang perang dunia ke-II. Dimasa itulah dimulai pembangunan jalan raya Ngabang‒Sanggau dengan sistem kerja Rodi dan Sintang di bangun Gubernemen School kelas V dan di Sanggau pada tahun 1921. Menjelang perang dunia ke-II dinobatkan Ade Muhammad

Kapuas Hulu Rp 3.000,-

Halaman 7

Ketapang Rp 3.000,


2

interaktif

equatorial

Pengantar: Tumpahkan unek-unek, kritik, pujian ataupun komentar Anda tentang layanan umum dalam kolom SMS InterAktif. Untuk SMS yang belum dimuat harap bersabar, antre! Kami tidak melayani SMS berbau SARA dan menyudutkan pribadi tanpa fakta.

Mafia Melibatkan Pejabat

peredaran narkoba, pesta minuman keras (Miras) dan seks bebas anak baru gede (ABG) di daerah Gunung Sehak! karena menjadi pusat kongkow anak-anak ABG. Perbuatan itu sudah sangat meresahkan para orangtua.

Kalbar pernah menjadi primadona penghasil kayu di Asia Tenggara meskipun klaim terbesar justru datangnya dari Malaysia yang sebetulnya hanya memiliki hutan sedikit. Namun julukan itu tak berlaku lagi seiring terkikisnya lahan akibat illegal logging (IL). Kebangkrutan perusahaan perkayuan juga hanya menyisakan sejarah dan peninggalan dengan banyaknya pengangguran. Mereka terpaksa mengadu nasib ke negeri jiran, Malaysia menjadi tenaga kerja. Meskipun hutan Kalbar telah luluh lantak, namun masih saja terjadi eksplorasi hutan lindung yang dijadikan areal perkebunan dan pertambangan. Hutan lindung sebagai katup lingkungan atau lebih tepatnya disebut buffer zone ini nyaris tak bisa diselamatkan karena aktivitas perizinan yang sebenarnya menyalahi aturan. Mengapa demikian? Beranjak dari kepala daerah yang sembarangan memberikan izin pemanfaatan kawasan hutan untuk perkebunan dan pertambangan di areal yang berada di kawasan hutan tanpa izin dari menteri Kehutanan. Di antaranya malah overlapping alias tumpang tindih dengan kawasan konservasi dan hutan lindung. Yang terjadi adalah pelanggaran undang-undang karena ada pemanfaatan kawasan hutan tanpa mekanisme izin yang benar. Misalnya, pemberian izin penggarapan lahan oleh para kepala daerah di luar kawasan Areal Penggunaan Lain (APL) yang seharusnya memerlukan izin Menteri Kehutanan. Kondisi ini memunculkan praktik jahat atau konspirasi antara pengusaha dengan pejabat daerah. Wajar jika tim gabungan pusat turun langsung melakukan penindakan. Di satu sisi, pembukaan perkebunan atau apapun namanya untuk menyejahterakan masyarakat patut didukung. Tetapi bukan berarti dengan cara melanggar aturan. Setidaknya, janji tim gabungan kehutanan yang akan beraksi memberantas mafia hutan telah dibuktikan (Equator, Selasa 15 Maret 2011). Tim gabungan ini beranggotakan personel dari Kementerian Kehutanan, Kementerian Lingkungan Hidup, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Satgas Pemberantasan Mafia Hukum, Kejaksaan Agung, dan Mabes Polri. Sejumlah kepala daerah telah dimintai keterangan. Namun bukan berarti kepala daerah sebelumnya bisa lepas tangan. Beberapa di antaranya sudah diincar. Bahkan ada yang mengarah pada tindak pidana korupsi karena terdapat unsur kerugian negara dan praktik korporasi. Satu hal yang perlu menjadi catatan tim gabungan adalah upaya membelokkan fakta dalam kasus ini melalui pemutihan lahan . Inilah kelemahan tim yang kalah cepat bergerak dengan penetapan tersangka. Semoga saja hal ini segera diantisipasi.***

081345088639 12-3-2011

Rakyat Menjerit

085245519512 12-3-2011 16.06

Kami mohon untuk Kapolda Kalbar dan Kapolres Landak untuk antisipasi

M ASALAH

T

Bongkar muat barang di Pelabuhan Dwikora sering terhambat karena kondisi alur Muara Jungkat. Ketergantungan Kalbar pada pelabuhan tersebut sangat terasa. Dampaknya, baru-baru ini terjadi kelangkaan Bahan Bakar Minyak (BBM) akibat tanker pembawa BBM tak bisa sandar di Pelabuhan Dwikora. Tenggelamnya Kapal Layar Motor (KLM) Rahmatia Sentosa setelah ditabrak KM Wewa di Muara Jungkat, jadi penyebabnya. Kelangkaan BBM membuat harganya melambung tinggi di kios-kios pengecer. Bila Kota Pontianak baru kali ini merasakannya, maka kondisi itu sudah lama dialami warga pedalaman Kalbar, khususnya di wilayah timur.

577868 OBAT KUAT

Alamat email: long.hwa2011@yahoo.com

08.18

Foto copy KTP Calon pelangan Foto copy Rekening Listrik Tetangga Sket Lokasi No. Telpon - HP yang bisa dihubungi

- PLN Rayon Kota Jl. Achmad Yani No. 25 Telp

: 0561 - 734420

- PLN Rayon Siantan Jl. Khatulistiwa Telp.

: 0561 - 883103

- PLN Rayon Jawi Jl. Martadinata, Telp.

: 0561 - 771360

- PLN Ranting Rasau Jaya Jl. Sultan Agung Km,29, Telp.

: 0561 - 6596124

- PLN Ranting Mempawah Jl. GM. Taufik , Telp.

: 0561 - 691027

- PLN Ranting Ngabang Jl. Karya Maniamas , Telp.

: 0563 - 22030

- PLN Ranting Kakap Jl. Raya Kakap Telp.

: 0561 - 7013200

ANGGAPAN

081352647740 13-3-2011 08.03 Anehnya, ada dugaan BBM subsidi ada yang dijual ke perusahaanperusahaan, sehingga warga di pedalaman Sokan Melawi, harus rela membeli seliter premium (bensin) mencapai Rp 15-20 ribu.Perlu pengawasan dan tindakan cepat serta tepat dari pemerintah. Bila tidak, perekonomian Kalbar bakalan terpuruk. Apa pendapat Anda?

Bahan bakar minyak (BBM) langka hanya di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU). Sebenarnya minyak di Kalbar cukup banyak. Berdasarkan pantauan langsung Jaringan Anti Korupsi Nasional Investigator Kalbar sejak tanggal 4-14 Maret sekitar 10 hari,

mulai dari Kota Pontianak sampai ke pelosok terpencil di pedalaman Kalbar, BBM premium tidak mengalami kekurangan. Mau mengisi berapa liter, dan setiap 1 x 24 jam tetap terlayani oleh masyarakat. Masalah harga mahal tidak ada masalah namanyapun masyarakat, cari juga rezeki ketimbang korupsi. Sip deh pokoknya BBM premium cukup banjir di Kalbar. Kenapa sampai antre? Makanya jangan serakah beli mobil banyakbanyak. Lihat tu Jepang, Tuhan sudah marah, kapan terjadi lagi di Indonesia? Tunggu Tuhan yang menentukan.

- Ingin berlangganan - Koran datang terlambat - Tidak terima koran

Hubungi 081345479786 (Santo) 08125746667 (Abubakar) 08125639448 (Mulyadi)

081256594866 15-3-2011 07.55

PACHIRA MOTOR JUAL - BELI & TUKAR TAMBAH MOBIL BEKAS Trend Auto Second

Alamat Jl. Dr. Sutomo No. 6 B Telp. (0561) 6587803 Pontianak 78116 - Kalimantan Barat

Annisa

: 085245567272 0561-7534754

Anto

: 085750103084 081345108008

Faisal

: 085252029988 0561-7512119

Suzuki Escudo Nomade Tahun 1997 Warna : Merah Met

Toyota Kijang Innova E Tahun 2009, Warna : Hitam

Suzuki Grand Escudo 1,6 Tahun 2004 Warna : Biru Metalik

Toyota Kijang Avanza G Tahun 2010 Warna : Abu-abu Met

Toyota Kijang Avanza G Tahun 2010 Warna : Abu-abu Metalik

Toyota Kijang Krista 1,8 EFI Tahun 2000 Warna : Hijau Metalik

Nissan XTrail XT Tahun 2005 Warna : Hitam

Suzuki Karimun Tahun 2002, Warna : Silver Metalik

Honda Jazz idsi Tahun 2005, Warna : Biru Met

Toyota Kijang Avanza G Tahun 2008, Warna : Green Metalik

Toyota Kijang Innova G Tahun 2005, Warna : Silver Met

Toyota Kijang Innova G Tahun 2008, Warna : Hitam

No. HP : 08115718811 TELEPON PENTING Kriiiing....!!!!

Rumah Sakit

1 menit bereaksi langsung BESAR dijamin!!!

Test&BUKTIKANlangsungDITEMPAT

RS. Soedarso RS. St. Antonius 732101

10 tablet kuat: Pemacu EREKSI, Penahan EJAKULASI, Penyembuh IMPOTENSI

737701

Polisi

Tips UJI khasiat Oil:

Poltabes Ptk Polsek Ptk Kota Polsek Ptk Barat 774766 Polsek Ptk Selatan Polsek Ptk Timur

Oleskan beberapa tetes Long Hwa oil di belakang telapak tangan dan urut perlahan. Setelah beberapa saat, urat ditangan akan tampak semakin TIMBUL. Demikianlah reaksi ramuan dlm Long Hwa oil meresap ke dalam epidermis dan masuk ke dalam pembuluh darah, lalu menge mbangkan & melancarkan peredaran darahnya.

734900 7558880 736184

Pemadam Kebakaran

Layanan Informasi & Pemesanan :

Harian

Peraturan Daerah (Perda) Kota Pontianak Nomor 2 Tahun 2010 tentang Pelayanan Publik, banyak warga belum

085252166659 13-3-2011

Untuk layanan pengaduan pelanggan melalui SMS Anda dapat mengirimkan SMS ke :

Jl. Gajah Mada No. 3 Telp. 577868 Fax: 741963 Pontianak

On.Line: 08.00-20.00 WIB

Balik Nama Setahun

Saya heran, kenapa di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) Martadinata masih ada yang mengisi bahan bakar premium pakai jeriken, apakah masih boleh?

DAFTARKAN SEGERA !!! Dalam rangka Gerakan Sehari Sejuta Sambungan (GRASS) akan dilaksanakan lagi pada Tanggal 1 April 2011, maka kami himbau kepada calon pelanggan PLN yang ingin pemasangan listrik baru segera mendaftar langsung (tanpa perantara) ke kantor PT. PLN terdekat dengan membawa syarat-syarat :

Unit Pelayanan PLN yang bisa untuk dihubungi :

HUBUNGI :

Gempa dan tsunami Jepang adalah suatu cobaan untuk umatnya, agar kita harus berbuat baik, bukan bangga dengan

mengetahuinya kata Ketua Komisi B DPRD Kota Pontianak. Sebenarnya bukan hanya Perda Nomor 2/2010 saja yang belum diketahui warga, banyak hal-hal lainnya yang berkaitan dengan pelayanan publik. Seperti proses penerbitan sertifikat tanah oleh Badan Pertanahan Nasional (BPN) banyak yang tak paham, hingga urusannya di BPN hanya untuk balik nama saja makan waktu sampai lebih dari satu tahun. Coba renungkan sejenak soal ini, antara penjual dan pembeli tanah sudah beres, kemudian dibawa ke BPN untuk urusan yang memang kewajiban BPN untuk menerbitkan sertifikatnya makan waktu bervariasi yaitu cepat, sedang dan lama. Silakan anda terjemahkan masa yang bervariasi tadi, apakah wajar hanya sekedar balik nama makan waktu sampai lebih satu tahun? Anda tak yakin? Silakan tanya rumput yang bergoyang, berapa lama permohonan masuk ke BPN, kemudian diukur ulang hingga mau diterbitkan sertifikatnya.

CUSTOMER SERVICE

1. 2. 3. 4.

Oil 40 ml:

085246098304 12-3-2011 18.15

Menumpuk Dosa

Razia Gunung Seha

CABANG PONTIANAK

1 081649

tak Tanjal tige pun ape lah kosong ni teros jak SPBU

12.22

PT. PLN (PERSERO) WILAYAH KALBAR

g n i k o o B 11555

dosa-dosa yang menumpuk, seperti para koruptor.

Bahan bakar minyak (BBM) dan sembilan bahan pokok (Sembako) mahal? Pemerintah Provinsi Kalbar, gubernur, walikota dan bupati jangan duduk di kursi dan berdiam diri?. Lihat tuh.!!! rakyat menjerit, mana solusinya? Dan janjimu yang diucapkan. Merdeka...

SMS

Long Hwa

Rabu, 16 Maret 2011

081347584506 087736611117 081345479786

Din Kebakaran Kota PMK PB PMK Bintang Timur PMK Merdeka PMK Sei Raya

730897 736344 585511 7171666 7159596

PDAM PDAM

767999

Penerbit: PT Kapuas Media Utama Press. Pembina : Dahlan Iskan. Direktur: Djunaini KS. General Manager: M. Mahfuz Abdullah. Umum dan Personalia: Djailani Kasno.

Jawa Pos Media Group

Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: R Rido Ibnu Syahrie. Koordinator Liputan: Hamka Saptono. Dewan Redaksi: Mahmudi, Anton Perdana, Yuni Kurnianto, Elfrida Sinaga, Misrawie, Hermanto. Staf Redaksi: Budi Yoyok, Abdu Syukri, Julianus Ratno. Kota Pontianak: Arman Hariadi. Biro Mempawah: Al Shandy (Jl Teratai Blok A No 3 Telp 0561-691326). Biro Kubu Raya: Mordiadi. Biro Singkawang: Indra Nova Jatra Kusuma. Biro Sambas: M Ridho (Jl. Sukaramai Komp Didis Permai Blok G10, Desa Dalam Kaum, Sambas Telp. 0562-392738). Biro Sanggau: M Khusyairi (Ka Biro) (Jl H Juanda Kel Beringin Telp 0564-21525). Biro Landak: Kundori (Jl Jalur 2 Ngabang depan Wisma Usaha Jaya Pal.2 Ngabang). Biro Kayong Utara: Kamiriludin (Ka Biro) (Jalan Simpang Tiga Desa Siduk, Kecamatan Sukadana). Ketapang: Kiram Akbar. Biro Sekadau: Antonius Sutarjo (stinger). Biro Kapuas Hulu: Kholil Yahya (Jl M Yasin,Putussibau utara No 3 (Telp. 0567 22877). Biro Melawi: Sukartaji (Ka Biro) (Jl Juang Nanga Pinoh. Telp. 0568-22069). Biro Sintang: Jl Oevang Oeray Baning Sintang (lantai 2 Graha Pena Kapuas Post Sintang). Biro Bengkayang: Yopi Cahyono. Promo Bisnis: Darussalam. Sekred: Juliati Fitria.

SIUPP: Nomor. 792/Menpen SIUPP/1998 Tanggal 9 Desember 1998. Terbit 7 kali/minggu

Alamat: Jalan Arteri Supadio Km 13,5. Telepon: (0561) 768677 (hunting), 725550. Fax: (0561) 768675. Telepon: (0561) 743344 (hunting), 760646. Fax: (0561) 760147.

Pracetak/ .: Mustaan (Koordinator), Hermansyah, Dennis, Jumari, Zulkhaidir. Website: Hendra Ramawan (Koordinator). Keuangan: Dian Widiastuti. Iklan: Uray Kamaruzaman (Manager), Jenggo, Deny A, A Jaiz. Pemasaran: Rosadi Jamani (Manager), Divisi Even: Mohamad Qadhafy. Distribusi: Abubakar. Iklan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No. 4 Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12560 Telp. 78840827 Fax. (021) 78840828 Tarif iklan per milimeter kolom: Hitam putih Rp 7.000,00. Spot colour: Rp 10.500,00. Full colour: Rp 15.000,00. Iklan baris: Rp 5.000,00/baris (minimal dua baris maksimal 10 baris). Harga Eceran: Rp 2.500,00. Harga Langganan: Rp 65.000,00/bulan, (luar kota tambah ongkos kirim). Bank: Bank Mandiri Cabang Pontianak Sidas. Percetakan: PT Akcaya Pariwara. (Isi di luar tanggung jawab percetakan).


3

P R O

pontianak

Rabu, 16 Maret 2011

Ganti Alutsista dan Amunisi

14 Klub Siap Berlaga LPP Walikota Cup 2011

Oen/Equator

Mayjen TNI Moeldoko dan Mayjen TNI Geerhan Lantara, meninjau pasukan beberapa waktu lalu.

PONTIANAK. Sebanyak 14 klub di bawah naungan Pengcab PSSI Kota Pontianak, siap menerjunkan tim untuk berlaga pada Liga Premier Pontianak (LPP), Walikota Cup 2011 U-15. Kegiatan yang akan berlangsung di Padang Ball Keboen Sajoek Pontianak, tanggal 19 Maret hingga 22 Mei 2011 dipastikan berlangsung ketat. Panitia pelaksana, M. Khusdarmadi menjelaskan sebanyak 14 klub yang tampil diantaranya, Porti, Erkatude, Pontura, Bintang Timur, Jumbo, Semangat Baru, POP, PSPI, Indonesia Muda, Wajah Baru, Bintang Muda, Khatulistiwa, Fisip, dan d2. Sejauh ini persiapan panitia telah mencapai 90 persen, tinggal melakukan finishing atas event yang akan di gelar, ungkap pria yang akrab disapa Boy Pemda ini. Menurutnya, LPI ini memerlukan persiapan yang cukup matang dari semua pihak. Sebab pelaksanaan LPI jelas akan menyita banyak energi, lantaran pelaksanaan akan memakan waktu selama 3 bulan. Karena pelaksanaan menggunakan sistem setengah kompetisi yang dibagi dalam dua pool. Sehingga dirinya mengharapkan dukungan dari semua pihak untuk menyukseskan kegiatan tersebut. Sementara itu komisi pertandingan event, Sy. Abdurahman menjelaskan, tanggal 16 dan 17 Maret akan digelar screening test pemain setiap tim yang berlaga, dimulai pukul 14.00 WIB bertempat di Padang Ball Keboen Sajoek Pontianak. (oen)

P ONTIANAK . Menyamakan visi dan persepsi sebagai landasan sikap, pemikiran dan tindakan bagi seluruh unsur pimpinan di jajaran Kodam XII/Tanjungpura. Panglima Kodam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Geerhan Lantara, melaksanakan Rapat Pimpinan TNI AD tahun 2011. Kegiatan yang dilangsungkan beberapa pekan lalu ini, dimanfaatkan untuk menyampaikan tiga pokok kebijakan. Kita menyampaikan arahan dan kebijakan

pimpinan Kodam XII/Tanjungpura yang merupakan penjabaran hasil Rapim TNI AD Tahun 2011, guna dijadikan sebagai pedoman dalam pelaksanaan Program Kerja dan Anggaran Satuan yang efektif dan efisien, ungkap Gearhan, pada sejumlah wartawan, Selasa (15/3). Diutarakan Gearhan, secara garis besar kebijakan Kasad yaitu, kebijakan pembangunan kekuatan yang meliputi organisasi, personel, materiil, fasilitas dan pangkalan, jasa, dan piranti lunak. Pembangu-

nan kekuatan organisasi, ditujukan untuk melanjutkan pembangunan satuan yang Belum terealisir pada Renstra Tahun 2005-2009, pembentukan satuan baru menuju tercapainya Minimum Essential Force (MEF). Selain itu, kebijakan pembangunan kekuatan materiil, diarahkan untuk mengganti alat utama sistem persenjataan (Alutsista) yang sudah kritis dan life time sudah habis. Selanjutnya, melakukan pemenuhan kebutuhan amunisi Kaliber

Kecil (MKK), amunisi Kaliber Besar (MKB) dan bahan peledak secara bertahap. Kebijakan pembangunan kekuatan fasilitas dan pangkalan, ditujukan untuk melanjutkan pembangunan pangkalan satuan baru Renstra Tahun 2005-2009 mencapai 60 persen dan pembangunan pangkalan satuan baru sesuai pentahapan pada tahun kedua Renstra Tahun 2010-2014. Sedangkan bidang jasa, mengoptimalkan pelaksanaan pendistribusian materiil dan bekal ke seluruh satuan jajaran TNI AD serta penghematan energi listrik, telepon, gas dan air (LTGA), Kedua kebijakan pembangunan kemampuan yang meliputi kemampuan intelijen, tempur dan Binter serta dukungan, tuturnya. Selanjutnya, kemampuan tempur, meliputi kemampuan pemukul strategis, kemampuan khusus, kemampuan raider, kemampuan pertahanan wilayah darat, kemampuan pertahanan udara terbatas, kemampuan Pernika terbatas dan kemampuan Nubita pasif. Kebijakan kemampuan Binter ditujukan untuk memelihara dan meningkatkan kemampuan Binter, guna menyiapkan potensi wilayah menjadi kekuatan pertahanan, dengan peningkatan 5 (lima) Kemampuan Teritorial. Sedangkan Kemampuan dukungan dikhususkan pada bantuan operasi kemanusiaan dan penanggulangan akibat bencana alam, ditujukan pada terwujudnya kemampuan untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan pemberian

bantuan kemanusiaan dan pembangunan serta perbaikan fasilitas sarana dan prasarana. Kebijakan melaksanakan bantuan kepada Pemda dan Polri yaitu, kemampuan dalam membantu tugas Pemda dan Kepolisian berdasarkan aturan yang berlaku. Selain itu, dalam kemampuan manajemen, ditujukan untuk menyusun perencanaan program yang ideal sesuai perkiraan kontijensi. Sedangkan kemampuan Wasrik, dilaksanakan dengan mengoptimalkan fungsi pengawasan melekat dan pengawasan fungsional agar dapat menekan penyimpangan, katanya. Ketiga kebijakan kekuatan gelar TNI Angkatan Darat yang meliputi kekuatan terpusat dan kekuatan kewilayahan. Dari tiga kebijakan Kasad tersebut, pada hakekatnya untuk mencapai kesiapan operasional satuan, profesionalisme prajurit, kesejahteraan prajurit maupun PNS TNI dan keluarganya serta tertib administrasi. Dalam kebijakan kemampuan intelijen, ditujukan pada terwujudnya kemampuan pembinaan teknis intelijen dengan melakukan pengkajian pembentukan tim dan unit intel di tingkat Korem dan Kodim khususnya yang berada di wilayah perbatasan dan rawan konflik. Kemudian meningkatkan kemampuan intelijen melalui pendidikan dan latihan serta penataran di Pusdik intel maupun penyelenggaraan pendidikan dan latihan yang dilaksanakan di Dodikjur Rindam XII/Tanjungpura. (oen)

Dewan Undang Owner PDAM Grand Drawing Miliarder Yamaha Periode I

Konsumen Kalbar Raih Dua Batang Emas

Warga Tanjung Raya Dua Hirup Debu PONTIANAK. Rusaknya ruas jalan Tanjung Raya II, Kecamatan Pontianak Timur berimbas pada kesehatan anak di sekitar kawasan tersebut. Sebab setiap hari, anak-anak harus menghirup debu beterbangan dari lubang yang rusak. Saya sudah sering menerima pengaduan masyarakat, mengenai kerusakan jalan ini. Kasihan anak-anak sekolah di sana, kata Anggota DPRD Kota Pontianak Dapil Pontianak Timut, Syarifah Yuliana, kepada wartawan, Selasa (15/3). Menurutnya, anak-anak sekolah mengeluh debu dan jalan yang rusak serta berlubang-lubang di kawasan tersebut. Tidak hanya pelajar dari Tanjung Raya II saja yang melintasi jalan rusak tersebut. Tapi, banyak juga pelajar dari Tanjung Raya I dan lainnya yang bersekolah di daerah Tanjung Raya II. Dia pun sering mendapat sindiran dari masyarakat di sana soal kerusakan jalan itu. Masyarakat banyak mengeluhkan dan meminta perbaikan jalan segera dilakukan oleh pemerintah. Saya sering di sindir, bagaimana soal jalan rusak ini, kata Yuliana, legislator dari Partai Persatuan Pembangunan ini. Ia mengungkapkan, bahwa jalan rusak itu mulai dari depan eks Mapolsek Pontianak Timur, hingga persimpangan empat Jalan Perintis Kemerdekaan. Kata dia, kondisinya sudah berlubang-lubang. Sudah banyak pengendara yang terjatuh melintasi jalan itu, terangnya. Yuliana menambahkan, penyebab kerusakan jalan tersebut antara lain karena banyak truk-truk besar yang lewat menuju Jembatan Kapuas II Kubu Raya. Banyak yang lewat sini, karena tidak boleh lewat Jembatan Kapuas I. Warga juga sering mengeluhkan rumah mereka bergetar kalau truk-truk tersebut lewat, tuturnya. Karena itu dia meminta pemerintah segera melakukan perbaikan jalan tersebut, karena banyak digunakan masyarakat lewat. Terutama para pelajar. Kita minta pemerintah segera melakukan perbaikan, tegasnya. Jalan merupakan sarana transportasi penting dan menunjang aktivitas perekonomian masyarakat. Maka dari itu infrastruktur jalan yang baik, sangat dibutuhkan masyarakat. Masyarakat harus mendapatkan infrastruktur jalan yang baik. Sebelumnya, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono berjanji, segera mengerjakan jalan yang mengalami kerusakan parah. Sekarang tinggal proses lelang. Untuk tahap awal di Jalan Kom Yos Sudarso, Tanjung Raya II, Danau Sentarum dan Suwignyo. Kita utamakan jalan yang besar dan kerusakannya cukup parah, pungkasnya. (oen)

PONTIANAK . Merosotnya kinerja jajaran Direksi Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Pontianak, membuat DPRD Kota Pontianak kembali mengundang pemilik dan pengawas PDAM. Sayang agenda yang sudah disusun batal. Pemanggilan kami terhadap owner yakni Walikota Pontianak dan dewan pengawas, untuk membahas permasalahan semakin turunnya kinerja para direksi PDAM Pontianak, ungkap Wakil Ketua DPRD Kota Pontianak, Herri Mustamin kepada wartawan, kemarin. Pihaknya melalui Komisi C DPRD Kota Pontianak, diakui Herri, sudah beberapa kali mengagendakan rapat dengan para direksi PDAM tetapi tidak pernah dihadiri. Kalau seperti ini, jelas kami merasa telah dilecehkan para direksi PDAM. Karena mereka tidak menghadiri undangan pertemuan membahas permasalahan pelayanan air bersih di Kota Pontianak dan sekitarnya, kata Herri. Herri yang juga koordinator Ketua Komisi C DPRD Kota Pontianak menyatakan, ada beberapa agenda yang akan dibahas dalam

pertemuan dengan pemilik dan dewan pengawas PDAM, di antaranya terkait pelayanan air bersih bagi masyarakat Pontianak sebesar 80 persen, menurunnya kinerja para direksi PDAM dan lain-lain. Kalau tidak ada halangan dalam waktu dekat pertemuan itu akan kami jadwalkan, ujarnya. Sebelumnya, Walikota Pontianak, Sutarmidji mengungkapkan, sejumlah direksi di lingkungan PDAM setempat mengajukan mundur dari jabatan. Karena tidak mampu menghadapi berbagai persoalan hukum yang menyita waktu. Ada tiga direktur yang mengajukan permohonan pengunduran diri, termasuk Direktur Utama PDAM Kota Pontianak, Agus Sutyoso, bebernya. Namun Walikota Pontianak, Sutarmidji SH MHum menjelaskan dari ketiga direktur yang mengajukan permohonan mengundurkan diri, hanya Direktur Teknik PDAM Tano Baya yang disetujui. Dia (Tano Baya) mengundurkan diri karena alasan sakit. Sehingga tidak mampu lagi melaksanakan tugas, kata Sutarmidji.(oen)

GRAND Drawing Miliarder Yamaha berlangung meriah di Balai Sarbini, Sabtu (12/3). Band J-Rock langsung membuka acara yang ditayangkan live di SCTV, mulai pukul 16.00. Kemeriahan bertambah dengan tampilnya Maha Dewi, Band SHE, serta pertunjukkan Uya dan Cinta Kuya. 126 calon miliarder Yamaha duduk tepat di depan panggung pertunjukkan, dua diantaranya calon miliarder Yamaha dari Kalimantan Barat. Mereka memperebutkan hadiah utama Rp1 miliar untuk satu orang, 25 paket umrah, dan 100 batangan emas. Semua peserta diberikan pin sebagai nomor undian mereka, yaitu nomor 1 ‒ 126. Berdasarkan nomor itu, drawing pertama dilakukan untuk menentukan 25 orang yang berhak atas paket umrah. Setelahnya, 10 calon kuat peraih Rp1 miliar diboyong ke atas panggung, mereka ikut bermain sulap serta prediksi dari Cinta dan Uya Kuya. Saat drawing hadiah utama dilakukan, 10 calon kuat itu dijajarkan di atas panggung. Rp1 miliar jatuh ke tangan Ricky Saputra (22), konsumen Yamaha asal Jambi. Mahasiswa S1 STMIK Indonesia Padang semester VII ini ingin membuka toko komputer dari hadiah yang ia dapat. Tidak ada mimpi dapat hadiah ini. Saya pun beli Yamaha Mio bukan karena acara ini, ujar anak petani ini. Ricky membeli motor mio secara tunai pada

21 Desember 2010 dari tabungan hasil kerja dan usahanya. Lulus dari AMIK Departiparbo Kerinci (D3), ia bekerja lima bulan sebagai teknisi, setelahnya ia membuka warnet. Konsumen Yamaha Kalbar, Kurniawan Saputra (22) dan Yauman Nusuri (20) mendapatkan masing-masing satu batang emas. Meski kecewa tidak mendapat hadiah utama, Kurniawan dan Yauman merasa lega. Sudah plong, tidak kepikiran lagi, kata Kurniawan. Tidak dapat hadiah utama, ga apa-apa, yang penting sudah dapat pengalaman berharga, timpal Yauman, ditemui di Hotel Sultan, usai Grand Drawing Miliarder Yamaha. Sudin, Perwakilan PT Aneka Makmur Sejahtera, Dealer Motor Yamaha Kalbar menyampaikan, warga Kalbar masih memiliki peluang meraih Rp1 miliar. Karena Miliarder Yamaha Periode II masih berlanjut hingga 31 Maret 2011. Pada periode ini terdapat 127 hadiah, yaitu dua hadiah utama @Rp1 miliar, 25 paket umrah, dan 100 batangan emas. Ini meralat pemberitaan sebelumnya, yang bertambah hanya hadiah utama dari Rp1 miliar menjadi Rp2 miliar. Sedangkan jumlah paket umrah dan batangan emas tetap. Periode II ini bisa diikuti pembeli motor matic dan non-matic Yamaha. Jadi tunggu apalagi, segera beli motor Yamaha tipe apa saja, sekarang juga, sebelum bulan ini berakhir. Siapa tahu Anda yang bisa menjadi calon miliarder berikutnya. (biz)


4 Kalbar Raya

Rabu, 16 Maret 2011

SPBU Layani Jeriken

Pertamina Jangan Lepas Tangan PONTIANAK. PT Pertamina Retail Kalbar diminta melakukan monitoring dan pembinaan terhadap para pemilik SPBU untuk melakukan penjualan BBM sesuai prosedur. Bila ada yang melanggar, Pertamina harus memberikan tindakan tegas. Pertamina jangan lepas tangan terhadap SPBU yang melanggar aturan. Terutama mereka yang melayani pembeli yang menggunakan jeriken, tegas H Awang Sofian Rozali, anggota Komisi B DPRD Kalbar kepada Equator di kantor DPRD Kalbar, kemarin (14/3). Praktik penjualan BBM oleh SPBU kepada pembeli yang menggunakan jeriken, menurut Awang, sering terjadi di daerah yang jauh dari Kota Pontianak. Contohnya, di SPBU yang ada di Kecamatan Sanggau Ledo, Kabupaten Bengkayang. Saya banyak mendapat

keluhan dan laporan dari masyarakat tentang ulah SPBU itu, katanya. Kondisi itu, kata Awang, sangat merugikan masyarakat atau konsumen umum yang ingin membeli BBM benar-benar untuk kebutuhannya sehari-hari. Karena sudah tersedot ke pembeli jeriken, masyarakat lainnya sering tidak kebagian. Sementara masyarakat yang membeli dengan jeriken itu menjual lagi di luar SPBU. Harga penjualan yang mereka tetapkan, sangat mahal dari harga di SPBU. Tapi karena di SPBU sudah kosong, masyarakat juga terpaksa membeli ke pengecer tersebut, beber Awang. Politisi partai Golkar ini mengaku tidak mengetahui secara persis apa penyebab masih ada SPBU yang melayani pembeli dengan jeriken. Mungkin saja orang-orang yang membeli dengan jeriken ini berani memberikan uang tips

rang warga Sekadau saat menghubungi Equator, tadi malam. Warga Kampung Mungguk, Kecamatan Sekadau Hilir ini berharap Pemda Kalbar segera turun tangan membendung gejolak harga. Ini sangat memberatkan kita. Boleh mengambil untung, tapi jangan kebanyakan, ujarnya polos. John Haidir, Sales Representative Pemasaran BBM Pertamina Retail Rayon VI kepada sejumlah wartawan beberapa waktu lalu memastikan, pihaknya tidak lepas tangan terhadap SPBU yang nakal. Banyak SPBU yang kita sanksi, kata John Haidir tanpa menyebutkan berapa persis SPBU yang disanksi maupun bentuk sanksi yang dikenakan itu. Soal ulah SPBU nakal seperti ini, menurut dia, masyarakat juga bisa mengawasi. Tidak hanya Pertamina saja, tegasnya. (bdu)

kepada oknum-oknum petugas SPBU, yakinnya. Awang berharap masalah seperti ini harus segera diselesaikan. Pemkab Bengkayang juga harus mengambil tindakan tegas kepada pengecer yang illegal. Apalagi menjual BBM dengan harga yang sangat tinggi. Pemkab Bengkayang perlu menertibkan kios-kios liar. Perlu juga dibuat batas harga eceran tertinggi (HET), sehingga tidak memberatkan masyarakat lainnya. Bagi daerah lain yang sudah menerapkan hal ini, kita sangat mengapresiasi, tukas Awang. Tingginya harga BBM di luar SPBU, memang tidak hanya terjadi di Bengkayang. Di Kabupaten Sekadau harga BBM jenis premium atau bensin juga mencekik. Di sini harga bensin Rp15 ribu perliter, kata M Yakob, salah seo-

M.Ridho/Equator

Kampanye JPM, Massa Membeludak di Jawai JAWAI. Kampanye hari kedelapan yang digelar pasangan calon bupati dan wakil bupati nomor urut 1 yang dilakukan secara terbuka, di lapangan sepakbola Nyireh, Kecamatan Jawai, Selasa (15/3), kembali dipenuhi ribuan massa dan simpatisan. Kampanye JPM yang dipusatkan di zona empat, penuh sesak oleh pendukungnya. Suasana kampanye JPM bertambah semarak dengan hiburan musik yang dibawakan Band Remong Bhakti. Ribuan massa dan simpatisan JPM semakin antusias mengikuti jalannya kampanye. Bertambah semarak ketika pasangan JPM diiringi satgas memasuki lokasi kampanye. Massa tak menyia-nyiakan kesem-

patan, berebutan menyalami pasangan JPM dengan teriakan JPM Menang… JPM Menang. Dr Hj Juliarti Djuhardi Alwi MPH dalam orasi politiknya di hadapan ribuan massa menegaskan, jika JPM terpilih, JPM akan melanjutkan perjuangan pembangunan Kabupaten Sambas. Terutama infrastruktur jalan di Kecamatan Jawai, Jawai Selatan, Tekarang, Teluk Keramat, Tangaran dan Kecamatan Paloh yang telah masuk dalam program jalan strategis nasional. Ditegaskan Juliarti, 2011 ini banyak pembangunan jalan yang masuk di Kecamatan Jawai. Selain itu, kawasan ini juga sudah masuk dalam lintasan jalan strategis nasional, tujuannya meningkatkan pe-

rekonomian masyarakat. Pemkab Sambas juga sudah mengusulkan pembangunan Jembatan Mensere-Segarau yang juga masuk dalam lintasan jalan strategis nasional. Oleh karena itu, perjuangan ini harus kita lanjutkan bersama. Karena masih banyak lagi pembangunan yang akan kita teruskan. Maka dari itu, mari kita bersama lanjutkan (Bela) Terpikat Terigas, ajak calon bupati Sambas yang berkomitmen memperjuangkan ekonomi kerakyatan ini. Dikatakan Juliarti, selain jalan strategis nasional, Pemkab Sambas juga akan memperjuangkan peningkatan ekonomi masyarakat Jawai yang bermata pencarian dari hasil melaut dan berkebun. Apalagi Jawai merupakan kawasan pantai

yang dapat meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD), baik bidang kelautan, perkebunan dan pariwisata. Apabila infrastruktur baik, maka ekonomi masyarakat juga akan baik. Inilah yang harus kita lanjutkan dan perjuangkan bersama. Untuk mencapai tujuan tersebut, mari tanggal 24 Maret 2011 mendatang, kita pilih pasangan JPM. Caranya coblos nomor urut 1, yang ada gambar perempuannya, ajak calon bupati yang memiliki slogan Jujur, Peduli dan Merakyat (JPM) ini. Hal senada diungkapkan DR Pabali Musa, calon wakil bupati Sambas. Untuk memajukan Kabupaten Sambas, harus mempersiapkan pondasi yang kuat, yaitu agama. Karena itu, umat dan agama

Juliarti Calon Bupati Sambas didampingi Pabali Musa Calon Wakil Bupati Sambas menyampaikan orasi politiknya dihadapan ribuan massa dilapangan Sepak Bola Nyireh kecamatan Jawai.

apapun mari kita bersama-sama menciptakan pondasi yang kuat. Karena agama merupakan landasan berpikir, berperilaku dan berkarya. Sedangkan budaya merupakan jati diri dan pendidikan sarana kedepan menuju kesejahteraan, katanya. Dengan menciptakan tiga pondasi tersebut, tentunya dapat memajukan Kabupaten Sambas. Termasuk mendukung majunya pariwisata dan sejarah. Ini tidak bisa dilupakan, karena negara maju adalah negara yang mengingat asal usul sejarahnya. Dulu Sambas maju karena tiga pondasi tersebut. Mengulangi kembali kejayaan Kabupaten Sambas, mari kita bersama-sama melanjutkan-

nya Kabupaten Sambas yang maju yang memiliki karakter kuat berpondasikan agama dengan budaya yang hebat, serta pendidikan yang maju, kata Pabali. Kordinator Kampanye JPM, Misni Safari yang juga Sekjen Tim Sukses JPM dalam orasinya mengajak masyarakat Kecamatan Jawai untuk menjatuhkan pilihan kepada pasangan JPM. Ayo kita lanjutkan Terpikat Terigas, JPM menang… JPM Menang…ingat tanggal 24 Maret 2011, ayo kita ramai-ramai coblos nomor 1. Karena JPM pilihen kite, jangan lupa yang ada gambar perempuannya, teriak Sekretaris DPD PAN Kabupaten Sambas ini, di hadapan ribuan massa simpatisan JPM. (edo)

Promo Paket Murah Hanya Rp15.000/hari

Pasang 6 x Terbit 7 Kali Pasang 25 x Terbit 30 Kali

Buat apa Bayar Mahal Kalau hasil nya Sama

* Syarat & Ketentuan Berlaku Proses Mudah dan Cepat

Express Express Mitra Dalam Perjalanan Anda

Khusus menjual :

RANGER RAS CABIN

DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KOTA PONTIANAK

THERAPY

REFLEXIOLOGI TITIK-TITIK AMPUH

D PH

IZIN PRAKTEK DINKES NO. 448/574 PKPM 2002

Jl. Kom Yos Sudarso

PENYAKIT YANG DAPAT DISEMBUHKAN

265 jt

184 jt

DITANGANI LANGSUNG OLEH SHINSHE MURSYID AL MUDAWALI HP. 081345500116 Jl. Tanjungpura Gg. Kamboja No. 19 Samping Ramayana Mall Pontianak Buka: 08.00-20.00 WIB

RANGER | ESCAPE |EVEREST | FIESTA Hubungi: YAYAT Hp: 08125721381, 08565001111

JASA ANGKUTAN BARANG

TERIMA Panggilan ke Rumah

• Facial + Totok Wajah • Facial + Lulur • Mustika Ratu Pria • Sari Ayu & • Wardah Wanita • La Tulipe • Biokos Hub : NB : Lulur Hanya Untuk Wanita

085247773842 082148707141

“Harga Terjangkau”

TUJUAN : - Sintang - Pontianak (PP) - Pontianak - Nanga Pinoh (PP)

Hub :

BOY 081352462870 085348154631

ALAMAT : PONTIANAK (081256599913) Jl. KH. ACHMAD DAHLAN No. 24 ( Armada Kijang Innova)

SINTANG (082149172370) Jl. MT. HARYONO ( Pintu Gerbang BTN)

LENTERA PERSADA

PAKET MANTAP

New Grand Livina

Dapatkan Kupon Gosok Hadiah BlackBerry, Samsung, & Kupon Undian Daihatsu Terios Adventure Promo November-Desember

Bisa Tukar Tambah Bawa pulang Mobil Baru

Gran Max Pick up

MENJUAL Lemari marii Makan M - Rak Piring ng K Kaca • Le bag Etalase Etalasse • Be Berbagai • FFrame am Aluminium luminiuum m - Kaca N ko Nako - Kaca Kac Jendela endela Dll MELAYANI mb an Kitchen Kitccheen Set Al Alk • Pe Pembuatan Alka Ber er ai P •B Berbagai Pesanan Produkk lumi lu mi ium m dan Ka acaa Aluminium Kaca evel - Kaca K ca Pa Patri t - Ka • Kacaa Bevel Kaca Lukis st - Pemotongan t K • Sandblast Kaca Dll

AG

Jl. PUTRI DARA HITAM No. 3-4. TELP (0561) 748413. HP : 0811574450. PONTIANAK KALBAR Em@il : alka_jaya_glass@yahoo.com

DP mulai 9.900.000

TERIOS • SIRION • LUXIO • GRAN MAX PU/MB 08125747270 Hub: 0561-7062289

JULIAN 085245058808

JAYA GLASS AG ALKA Spesialis Aluminium dan Kaca

Xenia VVT-i

DP mulai 10%

6.010.000

Indent Segera... Stock Terbatas

Hub :

Melayani : • Harian • Mingguan • Bulanan

HUB : 081256420888 087818010777

Dapatkan Cash Back s/d 10 jt

NP 300 4x4

DP DP Hanya 44 Jt-an Hanya 55 Jt-an Angsuran Angsuran 3.770.000

Armada : Innova Avanza Xenia

Rental Mobil

ACHA TAXI

ARSITEKTUR DESIGN

LUXIO

SUI JIN

GADAI BPKB • Tanpa Potongan • Proses Cepat (*1 Jam Cair) • Syarat Mudah (*KTP dan KK) • Angsuran Ringan (Fasilitas Instan Approval/ ACC di tempat) Bursa Motor Bekas (khusus Credit) Berbagai Merk

Toyota Type

Angsuran

Hilux Pick Up 4 x 2

6,786,000

Hilux 4 x 4 E M/T

6,266,000

Hilux 4 x 4 G M/T

6,786,000

Proses CEPAT dan MUDAH

TOYOTA

Hadiah langsung tanpa diundi

DUTA MOTOR Jl. Husein Hamzah No. 33 0561-7055218/08125712311

Hubungi :

085245084209

Melayani : - Carter Dalam & Luar kota (Luar Negeri) - Pengiriman Paket Barang & Dokumen Jurusan : Pontianak - Sanggau - Sekadau Sintang - Melawi

Melayani : - Konsultasi Perencanaan Bangunan - Eksterior - Interior - Perencanaan Bangunan, Bangun, - Gambar 2D dan 3D Rumah Tinggal, Ruko, Kantor Dll - Kitchen Set - Renovasi Rumah Tinggal, Kantor - Kamar Tidur - Kamar Mandi

Hubungi Segera : Jl. Hasyim Ashari No. 33B (Perum 3) Pontianak Telp. (0561) 7970470 / HP : 081257971911

Hub :

081257874447 / 08125674000

Alamat : Pontianak Jl.Sumatera Gg. Sederhana No. 20

Kepuasan anda KONSULTASI GRATIS

adalah Tujuan Kami

SHIFT_the SHIFT _the way you move

NISSAN MARCH

DP

10 %

Economical, Agile, Smart for you

0561-7000810 081257526710 081522669315

“JOANNA” Facial Care

Innovation for Tomorrow

MELAYANI : - Antar Jemput Luar - dalam kota - Menerima pengiriman dokumen & Paket

CUKUP

Tidak Melayani SMS

Telp. (0561) 743999

Fasilitas: 1 Unit instalasi pengolahan IPLT 2 Unit kendaraan jenis vacuum truck

Ray’s Transport

TRANSPORT

BPKB

085654695808 081256815588

Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 18 Pontianak (Jl. Penjara / dpn Jl. Beringin)

DISETUJUI

Melayani : • Angkutan Pindahan (Rumah, kost dll) • Rental / Sewa Pick Up (perjam, hran, mggan, bulanan) • Antar Jemput barang (dalam & Luar kota)

Hub: Telp. (0561)772807

Terima Gadai / Kredit Data dibantu - Mobil Bekas, Built Up, Baru - Layanan Kredit Mobil Teman - Cover seluruh Kalbar

OJEK PICK UP

SEDOT WC

99%

FORD FIESTA

EJAKULASI DINI • LEMAH SYAHWAT • MANI ENCER • IMPOTEN • PROSTAT • HERNIA • KANKER PAYUDARA • KANKER RAHIM • KEPUTIHAN • TERLAMBAT DATANG BULAN • BELUM PUNYA KETURUNAN • KISTA • AMANDEL • ASAM URAT • MATA RABUN • FLU/PILEK MENAHUN • TELINGA BERNANAH • AMBAYEN/WASIR • STROKE • DIABETES • GINJAL • TUMOR • LIVER • REMATIK • GONDOK • POLIP • AYAN • MAAG • SIPILIS • JANTUNG • ASAM URAT • ASMA • DARAH TINGGI/RENDAH • EXIM/GATAL-GATAL

DANA TUNAI

MURA

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN Hub : 0561-721229 DENY 0811570832 JAIZ 085245411544

Discount Nissan Livina

8 Jt

it’s whole new experience

ZULFIKAR

081345909090 0561 7969090

Melawi Jl. Patikrama No. 100 Sintang Jl. Pattimura No.31

ULTRA SONIC Pengusir Tikus Alat khusus dengan Gelombang Elektromagnetik Pengusir EFEKTIF Tikus di rumah, Gudang Maupun di Toko anda. Dengan Radius Gelombang 10 s/d 15 M. Cukup membuat tikus dan teman-teman ngacir dari rumah anda.

Aman, Praktis, Ramah lingkungan Tidak Berbahaya Pemesanan Hubungi :

085252523783

Tersedia Ra dio HT UHF / VHF

Murah, Bergaransi, Berkualitas

Referensi Promosi Dunia Usaha Terpercaya Pemasaran & Iklan

TOKO NAVIGASI Jl. Agus Salim 36 Ptk.

0561-760452

Graha Pena Equator Jl. Arteri Supadio Km 13.5 Telp : 0561-721229


5

jendela usaha

Rabu, 16 Maret 2011

Menyedot Untung dari Usaha Antar Jemput ASI W ANITA karier sekarang tidak perlu khawatir lagi tidak bisa menyusui bayinya. Adanya usaha antar jemput air susu ibu (ASI), mereka bisa tetap bekerja tanpa harus meninggalkan kewajibannya. Peluang usaha ini sangat menarik karena hanya bermodalkan sepeda motor, ice box, dan kepercayaan. Kesibukan yang harus dijalani wanita karier di kota besar, seperti Jakarta membuat para ibu ini kehabisan waktu untuk bisa menyusui bayinya. Kesempatan ini pula yang membuka peluang bisnis antarjemput air susu ibu (ASI). Seperti yang dijalani Arga Nirwana melalui Arga Nirwana Express (ANEX). Sejak pertengahan tahun lalu, Arga mulai menjalani usaha antarjemput ASI ini setelah sebelumnya bermain di jasa kurir dan kargo. Sekarang lebih banyak melayani ASI, kata Kepala Personalia ANEX, Agus Kurniawan. Dalam sehari ANEX rata-rata melayani 20 pengiriman ASI. Selama 20 hari kerja kami sanggup

melayani 300-an pengiriman, kata Fikri Nauval, Direktur ANEX. Sekali antar, ANEX pasang tarif Rp 30 ribu sehingga omzet perbulan mencapai Rp 9 juta hanya dari bisnis antarjemput ASI. ANEX melayani pengiriman ASI seantero Jabodetabek. Segmen pasar mereka jelas para ibu kantoran yang memiliki balita. Daya tahan ASI yang singkat membuat maksimal pengiriman 2 jam sampai ke tempat tujuan. Agar kualitas ASI tidak berkurang, maka pengiriman dilakukan dengan sepeda motor plus kotak pendingin. ANEX saat ini sudah mempekerjakan 45 kurir yang siap menjemput dan mengantar ASI. Mereka melayani sekitar 30 pelanggan yang

KREASI (KREDIT ANGSURAN FIDUSIA) JAMINAN BPKB KENDAR A AN BUNGA 1 % PER BULAN MULIA (INVESTASI LOGAM MULIA) INVESTASI EMAS 24K BERSERTIFIKAT SECARA TUNAI ATAUPUN KREDIT WU (WESTERN UNION) KIRIM DAN TERIMA UANG DI DALAM DAN LUAR NEGERI SECARA CEPAT KANTOR PELAYANAN KAMI: PEGADAIAN CABANG NANGA PINOH Jln. Juang Blok E-4 KM 1, Nanga Pinoh-Melawi Tlp. (0568)22465 UPC PASAR PAGI Jln. Melati NO. 5 Kompleks Pasar Pagi Tlp. (0568)2707178 UPC KAMPUNG PAAL Jln. Juang KM 1(Depan Cita Rasa) Tlp. (0568)2705996 UPC BATU BUIL Jln. SDK I, Batu Buil Nanga Pinoh-Sintang

REDIT CEPAT AMAN) MULAI 0.75% PER 15 HARI

Bustanul Qur’an Majelis Tahfidzul Qur’an INVESTASIMencetaksi LOGAM MULIA)

ASI EMAS 24K BERSERTIFIKAT SECARA TAUPUN KREDIT Jual Pulsa

Accessories STERN UNION) Handphone DAN TERIMA UANG DI thema DALAMnuansa DAN LUAR Amplikasi islami SECARA CEPAT Pengisian lagu religi islami KAMI: NANGA PINOH 1, Nanga Pinoh-Melawi Tlp. (0568)22465 ati NO. 5 Kompleks Pasar Pagi Tlp. (0568)2707178 Juang KM 1(Depan Cita Rasa) Tlp. (0568)2705996 Jl. Juang KM 2 No.3 Nang Pinoh Batu Buil Nanga Pinoh-Sintang

Hubungi 081345444543

DENGARKAN SUARA KEDAMAIAN... DARI RADIO SUARA MELAWI

RADIO SUARA MELAWI Radio Rekonsiliasi untuk Kedamaian di Kabupaten Melawi Mengudara Pagi: Pukul 05.30-12.00 WIB Sore: Pukul 15.00-23.00 WIB

menekuni bisnis antarjemput ASI. Hendarman terjun ke usaha ini sejak lima bulan lalu. Sedangkan Sutikno baru menjalaninya sejak dua bulan lalu. Mereka mengetahui kurir ASI sangat dibutuhkan oleh seorang ibu yang berkerja. Hendarmawan merekrut dua

1 sdt garam 1 sdm kaldu ayam bubuk 1 liter air Daging Tumis Korea: Photo Prawedding 1 sdm minyak sayur Resepsi Pernikahan, Acara Kantor, 1 sdt minyak wijen Khitanan, Ulang Tahun, Edit Photo, Kartu Undangan, Cd, dvd, Dll 1Edit siung bawangGanda putih, Yang Ingin Diabadikan Bersama Kami cincang “ Naia Production “ 50 g bawang bombay, 085654543656 iris tipis 08125721182 200 g daging has sapi, Sambal cabai merah 085245530111 iris tipis goreng 3 sdm shoyu Acar lobak 1 sdt gula pasir Cara membuat: ½ sdt merica bubuk * Bubur: Masak be ras ber1 sdt biji wijen sama semua bahan hingga HOTEL Pelengkap: beras hancur dan menjadi HOTEL GUNUNG WENANG D a u n b a w a n g i r i s bubur yang kental. GUNUNG WENANG KHUSUS VIP 1 TV 21” DAN 14” (28 halus * Gunakan api kecil saat CHANEL), FULL AC, KULKAS Menyediakan fasilitas: Seledri iris halus merebus agar tidak gosong. KAMAR MANDI DALAM, AIR TV 21” DAN 14” (28 CHANEL), PANAS+DINGIN Bawang merah gore* Angkat, sisihkan. FULL AC, KULKAS, KAMAR MANDI FARIASI HARGA : ng * Daging Tumis Korea: DALAM, • VIP 1 (lt.1) AIR : PANAS+DINGIN Double Bed Rp.175.000,-

BOSAN dengan bubur ayam? Hmm..cobalah bubur dengan daging tumis berbumbu Korea ini. Aroma wangi bawang dan wijennya bakal bikin bubur makin enak. Apalagi disantap dengan cocolan sambal. Bahan: Bubur: 100 g beras pulen 1 lembar daun salam

Single Bed Rp.165.000,FARIASI HARGA: • VIP 2 1(lt.1) VIP (lt.1):

Radio Suara Melawi sahabat sepanjang masa... Jalan Gelora Juang No. 182 Nanga Pinoh HP: 085245642729

Alamat: Jl. Juang Niaga Telpon: (0568) 21400 Alamat: Jalan JuangDesa Ds Tanjung Tnjng Niaga. Telp (0568) 21400

PKBM - BELBINT MUSTIKA JAYA KECAMATAN NANGA PINOH

Sekretarial: Jalan Marhaban, Dusun Mekar sari, desa paal, no.81, telp: +6281257981060, Email: langkau_amal@yahoo.co.id. Nomor rekening BRI Cabang Pembantu Nanga Pinoh. an. Langkau Amal no rek.1162-0100182653-7

NP

NAIA PRODUCTION

Alamat: Jln. M. Saat No. 25 Tanjung Niaga Kecamatan Nanga Pinoh NILEM: 61.1.07.4.1.0001 AKTA NOTARIS : 08-11-2007 IZIN OPERASIONAL: 420/016/PNFI-2007

Lembaga Pendidikan Masyarakat yang sudah terakreditasi B oleh Badan Akreditasi Nasional (BAN) Pendidikan Non Formal dan Informal (PNFI) Jakarta 1. Keaksaraan Fungsional (KF) 2. Pendidikan Kesetaraan (Paket A, B dan C) 3. Life Skill - Kursus Komputer - Kursus Bahasa Ingris - Kursus kewirausahaan kota - Kursus kewirausahaan desa

KPTSP Kab. Melawi

WARNING...!!!

Hindari calok atau pihak ketiga dalam membuat izin

Photo Prawedding Resepsi Pernikahan, Acara Kantor, Khitanan, Ulang Tahun, Edit Photo, Edit Kartu Undangan, Ganda Cd, dvd, Dll Yang Ingin Diabadikan Bersama Kami “ Naia Production “

Alamat : Jalan Lintas Kota Baru KM. 2 Telepon (0568) 22061

TOKO OLAHRAGA

Cottage g Matuari Cattage Matuari

MENTARI SPORT Menjual Perlengkapan Olahraga

√ √ √ √ √ √

Sepakbola Bulu Tangkis Volly Basket Tenis Meja Futsal

Jalan Juang No. 14 Nanga Pinoh Telp (0568)21537 HP: 081345928582

Toko Sinar Emas II Dealer Resmi Sharp Menjual Berbagai Produk Sharp

Jika ingin informasi tentang pembuiatan izin, langsung hubungi KPTSP Kab. Melawi

Hub : 085654543656 08125721182 Phone 085245530111

Kostum SD-SMP-SMA Kostum guru dan kantor Menerima snar raket

Taman Argo Wisatadan Taman Argo Wisata dan Tempat Bermain Tempat Bermain

Alexander LCD dengan berbagai ukuran TV Benito 21 In Kulkas Lemon Series bermacam-macam tipe Mesin Cuci Aq uamagic bermacam-macam tipe Ace Sayur Nara III

√ √ √ √ √

Melayani Cas dan Credit

Toko Sinar Emas II Dealer Resmi MSI Menjual Produk Laptop MSI

Provinsi KecamatanBelimbing Belimbing Jln.Jalan Provinsi Kecamatan (Pemuar)(Pemuar) Kabupaten Melawi Kec. Nanga Pinoh Kab.menginap Melawi Juga menyediakan tempat berfasilitas lengkap, seperti: Juga menyediakan tempat menginap berfasilitas lengkap seperti :

Single Bed, Double Bed, TV 29” + Digital, Single Bed, Double Bed, TV 29” + Digital, Kulkas, Air Panas dan Dingin Full AC Kulkas, Air Panas+Dingin Full AC, dan Garasi Mobildan Garasi Mobil

Dengan variasi harga: fariasi harga: SingleDengan Bed: Rp.250.000,Singlel Bed: Rp.250.000 Double Bed: Rp.275.000,Double Bed: Rp.275.000

Supported by

ADIRA

√ √ √ √

U135DX Intel Atom (N450 1, 66 GHz) U160 Intel Atom (N450 1,66 GHz) CR 420 Intel Core (13-M370) CX420-MX Intel Core (13-330M)

Melayani Cas dan Credit

.!!!

g.. Warnin

Hindari Calok atau pihak ke

Toko mebel/funitute

Program Unggulan: 1. DIALOG INTERAKTIF, Setiap Rabu, PUKUL 16 :30 wiba 2. Dendang Melawi /DM, Setiap Senin-Sabtu, PUKUL 13:00 Wiba

Hub : Phone

Bubur Daging ala Korea

: Double Bed Double BedRp.155.000,Rp.175.000,Single Bed Rp.145.000,Single Bed Rp.165,000,VIP 2 (lt.1): DOUBLE Rp.155.000,• STANDAR (Lt.2) : Double BedBED Rp.135.000,SINGLE BED Rp.145.000,BedBedRp.125.000,STANDAR (lt.2): Single Double Rp.135.000,• EKONOMI 1 (Lt.3) : Double SingleBed Bed Rp.110.000,Rp.125.000,EKONOMI 1 (lt.3):Single Double Rp.110.000,BedBedRp.100.000,SingleBed Bed Rp.100.000,Rp.100.000,• EKONOMI 2 (Lt.3) : Double EKONOMI 2 (lt.3 : Double Bed Rp.100.000,• SINGLE BED : Single Bed Rp. 75.000,Rp.75.000,-

Acara: Berita KBR 68H Jakarta, Musik Teman Kerja, Melawi Bergoyang, MPL, Pelangi Melawi, Dunia Remaja, Serba-serbi, dan Tembang Kenangan

Terlengkap

Bisa cast dan credit Toko Sinar Jaya

Selular

Back Up Hp Sendiri secara Gratis

NP

PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT

Lembaga Sosial yang bergerak dalam bidang pengelolaan keuangan umat berupa infaq Program: 1. Inmafur : Infaq lima puluh ribu 2. Insitu : infaq sewaktu-waktu 3. Talimas : Tabungan Peduli masyarakat 4. Langkau amal peduli

pegawai sebagai kurir antar jemput 60 ribu dari Bekasi ke Senen. Sedangkan Sutikno, fokus melayASI. Mereka melayani konsumen di Jakarta, Bekasi, Depok, dan ani konsumen kawasan Sudirman Tangerang. Dua pegawainya itu dia dan Kuningan, Jakarta. Untuk penberikan cooler box kedap air untuk giriman ASI dari Sudirman ke Kebon ditaruh di atas motor. Di dalam cool- Jeruk dia menarik tarif Rp 20 ribu, er box dil- sedangkan dari Sudirman ke Daan etakkan ice Mogot Rp 30 ribu. Mereka juga bisa g e l y a n g melayani beberapa konsumen sekali m e m i l i k i antar jika jaraknya berdekatan. Dalam sepekan, Hendarmawan daya beku s e k i t a r 4 bisa bolak-balik antar ASI sekitar s a m p a i 8 delapan kali. Dengan pelanggan jam tergan- tetap sebanyak sepuluh orang dan tung kon- pelanggan tidak tetap yang mencapai delapan orang. Dengan jumlah disi cuaca. J i k a pelanggan itu dia bisa mengantongi ANEX me- omzet Rp 3 juta per bulan. Sutikno miliki tarif sendiri saat ini telah memiliki 10 t u n g g a l , pelanggan. Hendarman juga melayani antarHendarman dan Sutikno mematok Photo Prawedding pendonor ASI. Saya jemtarif tergantung jarak tempuh ResepsiantarPernikahan,jemput Acara Kantor, putEdit ASI dari pendonor kemudian jemput. Hendarman yang berkantor Khitanan, Ulang Tahun, Photo, Kartu Undangan, Ganda Cd, dvd, ke Dll ibu yang membutuhmembawa di Lebak Bulus, JakartaEdit Selatan Yang Inginakan Diabadikan Bersama Kami kan, “katanya. Ia mengaku jumlah menarik tarif Rp 55 ribu untuk“menNaia Production pelanggannya terus mengalami gantarkan ASI ke Jatiasih, Bekasi. 085654543656 kenaikan dari bulan ke bulan. (peluSedangkan dari Depok ke Lebak 08125721182 Bulus Rp 40 ribu. Paling mahal 085245530111 Rp angusaha.co.id)

NP

KCA (KREDIT CEPAT AMAN) BUNGA MULAI 0.75% PER 15 HARI

(KREDIT ANGSURAN FIDUSIA) N BPKB KENDAR A AN BUNGA 1 % PER

membutuhkan layanan selama 4-6 bulan. Agus mengatakan, perusahaannya juga membantu ibu-ibu yang bermasalah untuk mendapat pendonor ASI. Hendarmawan dan Sutikno juga

Info

tiga dalam membuat izin Jika ingin informasi tentang pembuatan izin

Hubungi kasi pelayanan perizinan, Yunus Hp. 085252007240

Hub : Phone

* Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu dan wangi. * Masukkan daging sapi, aduk hingga kaku. * Tambahkan bumbu lainnya, masak hingga daging matang. Angkat. * Taruh bubur dalam mangkuk, beri daging tumis dan pelengkapnya. * Sajikan hangat. (dtc)

BAGI pengguna Handphone (Hp) tentunya akan kesulitan bila nomor yang disimpan terlalu banyak. Apalagi datadata lain yang sangat dijata agar tidak hilang atau terhapus. Untuk mengatasi persoalan tersebut, beberapa provider menawarkan berbagai cara untuk mem-back up data tersebut. Sebenarnya, para pengguna pun dapat melakukan sendiri. Untuk mem-back up data Hp tidak terlalu sulit dan tidak perlu mengeluarkan biaya khusus, cukup dengan mengoneksikan (menghubungkan) Hp ke komputer menggunakan kabel data, bluetooth atau infrared. Bila terhubung, tidak hanya ribuan nomor telepon kolega atau teman pengguna Hp yang dapat di-back up, data-data lain juga dapat disimpan di komputer, misalnya pesan singkat (SMS), foto, video, ringtone dan lainnya. Bila semuanya telah di-back up, pengguna Hp tidak perlu lagi khawatir kehilangan data bila menjual alat komunikasinya itu, atau kebingungan bila perangkat komunikasi itu diembat maling. Untuk memudahkan menyimpan data cadangan Hp itu, dibutuhkan media perantara pemindahan data, semacam software yang masing-masing jenis Hp berbeda. Misalnya untuk Nokia, pengguna dapat memanfaatkan Nokia PC Suite. Software ini sangat memudah melakukan sinkronisasi data antara Hp dengan komputer, memindahkan dari Hp ke komputer atau sebaliknya. Dapat pula menjadi Hp sebagai modem untuk berinternet via komputer. (dik)


6

Sosialita

Rabu, 16 Maret 2011

Jaga Independensi Penyelenggara Pemilu tahu siapa pemenangnya. Ini menunjukkan perjalanan demokrasi sudah semakin baik. Pendidikan politik di masyarakat sudah semakin baik, karena pemilihan kepala daerah, baik gubernur, bupati, walikota bahkan presiden benar-benar ditentukan oleh suara masyarakat. Persoalan masih ditemukannya money politic, itu menjadi tugas kita bersama untuk mengatasinya. Karena kita tidak mungkin mengetahui gerakan-gerakan peserta pilkada, sehingga terjadinya tindakan money politic. Pastinya, kami (KPU) tetap menjaga independensi dan netralitas. Saya juga telah menekankan kepada KPU kabupaten/kota untuk menjaga itu.

Ar Muzammil bersalaman dengan Prof Jimly Assidiqie setelah melangsungkan sosialisasi.

Drs Ahmad Rabiul Muzammil MSi merupakan tokoh muda yang telah dikenal masyarakat Kalbar, terutama kalangan politikus. Pria kelahiran Kabupaten Kapuas Hulu ini sekarang menjabat Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kalbar. Muzammil merupakan putra daerah yang suka bergelut di dunia politik. Ia mengaku sejak kecil sudah tertarik dengan politik. Apalagi kakeknya merupakan tokoh Partai Matsumi. Meski tidak terjun langsung ke panggung politik, namun ia menjadi wasit dalam pertempuran politik. Apa komentar Muzammil tentang pemikirannya mengenai penyelenggaraan pemilu di Kalbar, berikut wawancara wartawan Equator dengannya.

gota KPU Kalbar? Karena saya suka dengan politik, saya berusaha menjadikan lembaga penyelenggara pemilu (KPU) sebagai lembaga yang benar-benar menjaga independensinya. Saya ingin membangun demokrasi dan menegakkan kewibawaan KPU menjadi lembaga yang dihormati, dalam melaksanakan aturan perundang-undangan tentang penyelenggaraan pemilu. Apa pandangan Bapak tentang perjalanan demokrasi saat ini? Menurut saya, perjalanan demokrasi sudah lebih baik. Dulu, mungkin lima tahun sebelum pilkada diselenggarakan, kita sudah tahu siapa pemenangnya. Namun sekarang, besok akan dilakukan pencoblosan, kita belum

Apa ketertarikan Bapak menjadi ang-

Bagaimana penilaian Bapak menyikapi revisi undang-undang tentang pemilu dan pilkada yang menetapkan gubernur dipilih DPRD? Draf RUU Pilkada memuat aturan pemilihan gubernur melalui DPRD, tanggal 1 November 2010 pada pasal 2 menyatakan, gubernur dipilih DPRD provinsi secara demokratis berdasarkan asas bebas, rahasia, jujur dan adil. Alasan paling mendasar terkait dengan usulan pemilihan gubernur melalui DPRD (dalam usulan Perubahan Undangundang Pilkada yang tengah dibahas di Kementerian Dalam Negeri) adalah; Pertama, titik berat otonomi daerah yang berada di level kabupaten/kota. Praktik penyelenggara pemerintah daerah, kemudian realitas-realitas urusan yang nyata ada di kabupaten/kota. Kedua, terkait dengan item pertama di atas maka pemerintah provinsi hanya punya kewenangan otonomi terbatas, disebabkan urusan pemerintahannya tidak sebanyak pemerintahan kabupaten/kota. Ketiga untuk menekan biaya tinggi, terbukti biaya pemilukada di Jawa Timur mencapai hampir Rp1 triliun hanya untuk memilih

pemimpin yang wewenangnya terbatas. Memang usulan pemilihan gubernur oleh DPRD tersebut tidak menjamin hilangnya praktik money politic memang kontroversial. Lantas apa yang menjadi konsideran, karena undang-undang dasar hanya menetapkan bahwa para gubernur, bupati harus dipilih secara demokratis. Tanpa merinci lebih lanjut apa arti sebenarnya demokratis tersebut. Apakah demokratis hanya berarti pemilihan langsung oleh rakyat. Argumen yang menolak usulan pemilihan tidak langsung dimulai dengan mengecam sebagai langkah mundur untuk demokrasi. Para penentang usulan ini lebih menyukai sebuah model demokrasi yang mempromosikan partisipasi langsung dari rakyat sebanyak mungkin dalam proses politik. Para pendukung pemilihan tidak langsung berdalih, benar sekali bahwa demokrasi langsung bukan satu-satunya model demokrasi. Sementara demokrasi perwakilan tidak selalu mewakili secara efektif (sering kali memutar balikan) aspirasi rakyat. Hal itu dapat menjadi sebuah alternatif yang sah, dalam banyak hal merupakan alternatif yang lebih baik. Khususnya dalam situasi dengan ketidakpastian politik yang tinggi, dimana para pemberi suara belum siap secara efektif berpartisipasi dalam sebuah pemilihan langsung. Kalau ada yang mengatakan pemilihan langsung itu lemah, menurut saya, tidak juga. Karena pemilihan langsung itu mengacu pada keinginan rakyat. Belum tentu rakyat itu sependapat dengan wakilnya di parlemen, ketika menentukan kepala daerah. Pemilihan langsung oleh rakyat, itu masuk pada kedaulatan rakyat. Karena bisa saja perwakilan di parlemen lebih mengedepankan keinginan pimpinan partai, ketimbang keinginan rakyat. Kalau dikatakan pemilihan langsung banyak memakan biaya, karena demokrasi

Drs Ahmad Rabiul Muzammil MSi

memang perlu biaya. Karena kita harus memberikan fasilitas kepada rakyat untuk menentukan pilihannya. Kalau mau murah, mengapa tidak pakai tunjuk langsung saja. Kalau kepala daerah dipilih parlemen, itu sama saja menghentikan demokrasi yang sedang melaju dengan baik. Pemilihan langsung rentan terjadinya konflik. Apakah patut dipertahankan? Mengapa terjadi konflik? Karena banyak peserta yang tidak siap kalah. Saya hormati pelaksanaan Pilgub perdana Kalbar yang dilakukan secara langsung. Karena setelah ada pemenangnya, peserta yang lain tidak meributkannya. Artinya, mereka siap kalah. Ke depan, kita akan berusaha untuk menyelenggarakan pilkada lebih baik lagi. Kita harapkan peserta juga berkompetisi dengan baik. (jul)

RS Harapan Anda Gelar Perlombaan ada juga beberapa peserta dari Kota Pontianak. Sayangnya, hanya 19 peserta yang berkompetisi. Saya juga mengajak semua untuk meriahkan lomba yang belum kita laksanakan, ajak Djunardi. Acara tersebut dibuka langsung oleh Pembina Yayasan Rumah Sakit Bersalin Pontianak Hj Hartati Soedarso. Dalam sambutannya, dia menceritakan perjalanan Rumah Sakit Bersalin Pontianak sejak berdiri tahun 1949 hingga 2011. Perjalanannya dibagi tiga masa. Pertama, masa persiapan pendirian 1949-1953. Kedua, pengembangan dari 1953-2011. Ketiga, akhir aktivitas dan persiapan pindah. Yayasan ini berdiri dilatarbelakangi tingginya angka kematian bayi dan balita, karena kurangnya pelayanan dan tenaga kesehatan yang tersedia saat itu. Kedua faktor itu yang mendorong untuk mendirikan suatu yayasan yang bergerak di bidang kesehatan, khususnya kesehatan ibu dan anak, papar Ny Soedarso, panggilan akrabnya. Pendirian yayasan ini diprakarsai oleh organisasi sosial-Nederland Indische Rode Kruis (Palang Merah Internasional) yang diketuai Ny Didi Alkadrie v Delden, yang bekerjasama dengan Missi Pemerintah Kota dan Dinas Kesehatan. Sehingga terbentuklah yayasan dengan nama Stichting Ratu Mas Mahkota Kraam Klinik 9 sebagai penghormatan kepada ketua NIRK.

Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1432 Hijriah, Rumah Sakit (RS) Ibu dan Anak Harapan Anda Sungai Raya menggelar empat lomba dan pasar murah. Dua perlombaan sudah digelar, yaitu lomba membuat kue non beras, dan lomba mewarnai. Sedangkan lomba foto anak sehat akan dilaksanakan Sabtu (26/3) mendatang. Lomba yang digelar Rumah Sakit Harapan Anda merupakan sarana penyuluhan kesehatan masyarakat, terutama untuk perbaikan gizi. Kemudian silaturahmi dengan masyarakat sekitar rumah sakit. Karena ada pepatah, tidak kenal maka tak sayang. Selain itu juga memperkenalkan Rumah Sakit Ibu dan Anak Harapan Anda yang sebelumnya bernama Rumah Sakit Bersalin, ungkap Ketua Panitia drg Djunardi Harun MKes saat memberikan sambutan pembukaan, Sabtu (12/3) lalu. Djunardi menyampaikan permohonan maaf Ketua Yayasan Rumah Sakit Harapan Anda yang berhalangan hadir, karena sedang menunaikan ibadah umrah. Ia juga berterimakasih kepada para peserta lomba dan pasar murah. Semoga ini merupakan langkah awal yang baik untuk kemajuan Rumah Sakit Ibu dan Anak Harapan Anda, ucapnya. Selain 29 kelompok terdiri dari ibu-ibu PKK di Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya yang mendaftar sebagai peserta,

Pada 1953 dengan bantuan biaya dari NIRK dan Departemen Sosial Jakarta, pendirian bangunan di atas tanah Keuskupan sebagai hak pinjam pakai. Lokasinya terletak di belakang Rumah Sakit Sungai Jawi. Saat ini bangunan tersebut adalah Rumah Sakit Bersalin Harapan Anda, yang terletak di samping RS Santo Antonius Pontianak. Sebagai perwujudan pengembangan ujarnya, dalam rangka meningkatkan pelayanan pada masyarakat, dibuka cabang di lokasi-lokasi yang padat penduduknya, seperti Rumah Bersalin Bunda di Siantan dan Rumah Bersalin Kasih Ibu di Jalan Gajahmada. Ny Soedarso juga menyampaikan bahwa pertengahan Juli 2011 ini, Rumah Sakit Bersalin Harapan Anda yang berada di Sungai Jawi Pontianak akan dipindahkan ke Rumah Sakit Ibu dan Anak di Sungai Raya Jalan Jenderal Ahmad Yani II KM 12 atau Jalan Arteri Supadio. Sekarang sedang persiapan pindah. Cukup repot, tapi dengan restu dan ridho Allah SWT, insyaallah akan selesai pada waktunya, ujarnya. Tanah di lokasi lama jelasnya, akan dikembalikan dalam keadaan kosong pada akhir Desember 2011. Yayasan Rumah Sakit Bersalin akan menyerahkan kembali tanah tersebut kepada keuskupan. Tentunya dengan lega hati kami serahkan, pugkasnya. (*/kiki)

Gedung Rumah Sakit Harapan Anda

Para pemenang

JUAL RUMAH

SINTANG

JUAL MOBIL

CARI SUB DISTRIBUTOR

BENGKAYANG

Komplek Warga Sejahtera Jl. Komyos Sudarso Fas : PDAM, Telp, Listrik Hub : 085345038038

Ingin berlangganan & pengecer Harian Equator di Sintang. Hub : HP. 081345184340/08115705595

XENIA XI Deluxe th 2009 Warna Merah Maroon Hrg 128,5 Jt Hub : 083151191435

Dicari subdistributor daerah kbptn utk produk Susu Kedelai NATUYA. Bagi yg brmnt Hub : 081522515978

Ingin berlangganan Harian Equator di BKY Hub : 085288031117

PAKET 25X TERBIT 2 baris Rp. 100.000 3 baris Rp. 150.000

BANTUAN MODAL

MELAWI

JUAL RUMAH

Hibah Bantuan modal Usaha Hub : 082154360123

Ingin berlangganan Harian Equator di MELAWI Hub : 0568-22069

PEMANGKAT

SAMBAS

Jl Gajah Mada 30 Gg Dungun No 28, fas: PLN, PAM, telp, 3KT, 1KM, tp strategis, hrg nego. Hub : 762813

Ingin berlangganan Harian Equator di Sanggau Hub : 0564-21525

Berlangganan Harian Equator di Pmngkt Hub : AGUS 081256032440

Ingin berlangganan Harian Equator di Sbs. Hub : 085245698977

DIJUAL CEPAT Tanah, luas 360 m2 Lokasi strategis Jl. Opu Daeng Menambon depan Pemkab Pontianak Hub: 0561-7911322 0811570832 TERBANG SETIAP HARI DENGAN

BOING 737 PNK - JKT

4x

jam : 07.05, 08.10 11.50, 16.50 Wib Telp. (0561) 734488

JKT - BANJARMASIN

1x

jam : 16.30 Wib Telp. (0511) 58996

JKT - BALIKPAPAN

1x

jam : 07.30 Wib Telp. (0542) 739225

PNK - JOG - SUB (PP)

1x

jam : 14.20 Wib

BALIKPAPAN-TARAKAN

1x

jam: 09.35 Wib Telp. (0542) 887 0808

PONTIANAK-

Kejutan Hadiah Langsung

EKO SERVICE

SEDOT WC HUB TELP.

744880

LOWONGAN Di cari segera Sales Counter P/W Min SMU Kirim lamaran lengkap ke PO BOX 7878 ( ADIRA KREDIT )

DIKONTRAK RUMAH

SANGGAU

SINGKAWANG Ingin berlangganan Harian Equator di SKW Hub: 081256056477

PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI

• Kantor • Deny • Jaiz • Hadi • Uray • Yuzo • Solihin

: 0561-721229 : 0811570832 : 0561-7911322 : 081345645582 : 0561-7092490 : 0561-7557007 : 085345038038

Hub: DODY 08125608423, 0561-7565151

Fasilitas Selang baru tanpa bau, pengalaman 25 th di bidang WC. Juga menerima servis AC (rumah & kantor) DISCOUNT 60% GARANSI

1. Ruko 2 Lantai (cocok Untuk kantor) Ukuran 4x16 2. Rumah 2 Lantai Ukuran 8 x 18 Alamat Jl. IMAM BONJOL tepi jalan Hub : 081283837163

JKT - P. PINANG

JKT - SEMARANG

JKT - JAYAPURA

BATAM - MEDAN

JKT - MANOKWARI

PNK - KUCHING

DP hanya 10%

DP 11 jutaan

PU-BOX Gran Max

2x

jam : 08.35, 14.30 Telp. (0717) 437 183, 436 980/82

JKT - PEKANBARU

3x

jam : 08.00, 10.40, 16.00 Telp. (0761) 856 031

JKT - PALEMBANG

1x

jam : 13.10

Telp. (0711) 378 666

JKT - JAMBI

2x

jam : 10.50, 14.00 Telp. (0741) 7550643, 7551861

JKT - MEDAN

3x

jam : 07.00, 17.05 13.00, Telp. (061) 451 2080

JKT - PADANG

3x

jam : 07.00, 10.50, 16.20 Telp. (0751) 446600

YOGYAKARTA

2x

jam : 06.00, 16.30

Telp. (024) 3549888

JKT - YOGYA

2x

jam : 20.00, 22.45 Telp. (0967) 550666, 683, 684

jam : 16.10, 18.10

jam : 21.00, 04.00 (SOQ) (Selasa, Rabu, Sabtu) 03.00, 22.45 Jam : 22.45 (UPG) (Selasa, Kamis, Jumat, Minggu) Telp. (0986) 215666, 835, 836, 837, 838

Telp. (0274) 32262

JKT - SURABAYA

7x

jam : 06.00, 07.15, 09.15 14.30, 17.20, 19.20, 21.00 Telp. (031) 504 9666

JKT - MANADO

2x

jam : 09.05, 15.30 (Balikpapan) Telp. (0431) 877 878, 879 674/77

JKT - MAKASAR

3x

jam : 07.14 (SUB), 10.20 21.00 (SUB) Telp. (0411) 365 5255

JKT - KUPANG

jam : 06.00 14.30 (SUB) Telp. (0380) 830555

-SURABAYA

jam : 16.15 Telp. (0778) 458 866

jam : 11.25 (Selasa, Kamis, Minggu) Telp. (082) 244299

JKT - GUANGZHOU Jam. 08.10 (Selasa, Kamis, minggu)

JKT - DENPASAR

2x

Reservasi JAKARTA

(021) 3840 888

Kantor Cabang : Kelapa Gading : (021) 45851555 Bandung : (022) 6046699 DARI TERMINAL 1B BANDARA SOEKARNO-HATTA Computer Sabre/Abacus

PONTIANAK YOGYAKARTA SURABAYA BALIKPAPAN (PP)

PNK - BATAM

jam : 14.50 (Senin, Rabu, Jumat, Sabtu) Telp. (0778) 458 866

PNK - SINGAPURA

TERBANG SETIAP HARI DENGAN

JKT - JEDAH (PP) (PAKET UMRAH)

BOING 737 AIR BUS 319

Selasa, Kamis, Minggu Jam 13.25

-SINGAPURA -JEDAH

Reservasi PONTIANAK

atau hubungi BIRO PERJALANAN ANDA

Telp. (0361) 767 633 jam : 07.10, 14.00, 16.50 Telp. (0778) 458 866

PROGRAM ANGSURAN UMRAH YANG DISELENGGARAKAN BATAVIA AIR BEKERJA SAMA DENGAN PPUH YANG DITUNJUK

(0561)734488

jam : 13.15, 19.45

JKT - BATAM

3x

UMRAH

Trust Us To Fly Harga Paket Umrah Mulai

Rp. 12.500.000,Paket Perjalanan Umrah selama 9 hari 7 malam Paket umrah diangsur dengan jangka waktu angsuran: - Paket angsuran 6 bulan - Paket angsuran 12 bulan - Paket angsuran 24 bulan - Paket angsuran 36 bulan


Sambungan

7

Rabu , 16 Maret 2011

Ruas Ngabang Arief Ibnu Haji Muhammad Said Paku Negara dan kerajaan pindah ke Sungai Aur Beringin dari tahun 1941 sampai 1944. Lantas ia disungkup (dibunuh, red) Jepang. Untuk mengisi kekosongan pemerintahan diangkatlah Gusti Muhammad Ali Akbar ibnu Haji Gusti Muhamad Umar Putera Negara ibnu Haji Gusti Akhmad Putera Negara, yang dimakamkan di Purwakarta dalam kondisi buangan. Semasa itu, banyak raja-raja di Kalimantan Barat (west van borneo) yang terbuang seperti Pangeran Abang Tella Adi Pati Paku Negara raja Boenoet ke-IV diasingkan ke Jawa Barat dan Pangeran Pati Kesuma Negara raja di Piasak dibuang di Johor, Malaysia. Panembahan Gusti Akhmad ibnu Gusti Mekah Sekadau, dibuang di Malang, Jawa

.... . dari halaman 1

Timur. Pada 17 Agustus 1945 di Jawa sudah diproklamirkan kemerdekaan RI. Namun di Kalimantan Barat masih ada NICA (Nederland Indie Civil Administration). Maka kala itu asisten residen bernama Rickerk menobatkan Panembahan Muhammad Taufiq sebagai Panembahan Sanggau dari tahun 1946 hingga 1953. Maka dengan adanya Undang-undang (UU) nomor 37 tahun 1953 yang kemudian menjadi UU nomor 27 tahun 1959. Dimana status kerajaan berubah menjadi daerah otonom tingkat II. Terlepas dari itu, dalam beberapa catatan dimana, pada masa pemerintahan Penembah Muhamad Kesuma Negara, telah ada korte verklaring (kontrak

pendek) antara kerajaan Sanggau dengan Gubernement Hindia Nederland. Kontrak itu mengenai penyewaan tanah tempat kantor penjawatan dan loji, pada tahun 1855, yang ditandatangani Guberneur General Hindia Nederland serta dari pihak kerajaan Sanggau antara lain, Panembahan kerajaan Muhammad Kesuma Negara Raja Sanggau. Pangeran Muhamada Saleh mangkubumi, Pangeran Ratu Mangku Negara raja di Semerangkai, Pangeran Ratu Mas Paduka Putera Raja di Balai Karangan serta Pangeran Adi Ningkrat menteri kerajaan Sanggau. Kerajaan Sanggau langsung menentukan tanah tersebut di Tanjung Sekayam dari mess Pemda tingkat II sampai kompleks Kodim 1204 dan bekas asrama militer.

Anak TK

Bukan itu saja, usaha Belanda tidak hanya sebatas hanya penyewaan tanah. Tetapi melebihi dengan politik kontrak, tertanggal 4 Maret 1882 dimasa pemerintahan Panembahan Haji Suleman Paku Negara dengan Residen West Van Borneo Corneli Kater serta didampingi masing-masing yakni Pangeran Haji Muhamad Ali Mangku Negara sebagai mangkubumi, Haji Raden Mas Prabu menteria kerajaan, Haji Sura Dirdja menteri kerajaan. Haji Mas Temenggung Nata Igama penghulu kerajian. Semasa itupula dilaksanakan penandatanganan politik kontrak antara Pangeran Suleman Suria Negara Raja Djongkong dan pejabat raja Silat Kapuas Hulu. Bagaimana kelanjutannya (sry-bersambung)

.... . dari halaman 1

Lingkungan (P2KL) Dinas Kesehatan Sanggau kepada Equator, Senin (14/3). Menurut Roy, langkah antisipasi agar tak terjadi penularan yang meluas telah dilakukan dengan memberikan Erytromisin sebagai imunisasi untuk memutus mata rantainya kepada 450 anak dan dewasa di lingkungan tempat bocah tersebut tinggal. Anak tersebut imunisasinya lengkap. Tetapi bisa jadi antibody yang belum terbentuk, ujar Roy. Penyakit yang diakibatkan Cornyebacterium diphteriae

ini memiliki gejala antara lain demam, suhu tubuh meningkat sampai 38,9 derjat Celcius, batuk dan pilek yang ringan, sakit dan pembengkakan pada tenggorokan, mual, muntah, sakit kepala, adanya pembentukan selaput di tenggorokan berwarna putih keabu-abuan dan leher kaku. Setelah masa inkubasi 2-4 hari, kuman membentuk racun atau toksin yang mengakibatkan timbulnya panas dan sakit tenggorokan. Kemudian membentuk selaput putih di tenggorokan yang menimbulkan gagal napas,

kerusakan jantung dan saraf. Difteri akan berlanjut pada kerusakan kelenjar limfe, selaput putih mata, vagina, komplikasi lain kerusakan otot jantung dan ginjal. Pengobatan difteri harus segera dirawat di rumah sakit karena sangat cepat menular sehingga penderitanya perlu diisolasi. Istirahat total di tempat tidur diperlukan untuk mencegah komplikasi lebih parah. Untuk penderita yang s a r a f ny a t e r g a n g g u d a p a t mengakibatkan lumpuh dan harus melalui physiotherapy.

Bagi penderita napasnya tersumbat memerlukan pembuatan lubang pada batang tenggorokan. Kasi P2 Dinkes Sanggau, HM Saleh memaparkan, kejadian difteri baru pertama kalinya di Sanggau. Jika ada temuan satu kasus saja mengenai Difteri, sudah dapat dikatakan sebagai Kejadian Luar Biasa (KLB). Ini penyakit tergolong berbahaya, lagian ini baru pertama kalinya di Sanggau. Sebetulnya jika ada satu (temuan,red) saja. Ini bisa dikatakan sudah masuk kategori KLB, yakinnya. (sry)

program perbaikan gizi dengan melibatkan internasional. Salah satu upaya yang dilakukan adalah pemberian bubuk penambah gizi untuk Balita atau yang lebih dikenal dengan Bubuk Taburia. Nurfi Afriansyah MSc PH, peneliti dari Pusat T2K dan

Epid Klinik Kementerian Kesehatan mengatakan, Taburia adalah bubuk multivitaminmineral untuk memenuhi kebutuhan vitamin dan mineral anak balita, khususnya umur 6 bulan sampai 5 tahun. Taburia mengandung 12 vitamin dan 4 mineral, ujarnya. (bdu)

Delapan Ribu Data Dinas Kesehatan Kota Pontianak menyebutkan, faktor infeksi berada pada tingkat tertinggi yang menyumbangkan 50 persen dari total kasus. Faktor kekurangan makanan dan faktor kesalahan memberikan makanan masing-masing menyumbang 25 persen

.... . dari halaman 1

kasus. Balita yang paling rentan terkena adalah yang berusia dua tahun keatas. Ini memerlukan perhatian serius dari para orang tua, tukas Multi. Pemerintah pusat melalui Kementerian Kesehatan memang sudah mencanangkan

Investor Thailand mendampingi Gubernur Kalbar saat audiensi. Mereka antara lain Kepala Badan Penanaman Modal Daerah (BPMD) Kalbar, Kepala Dinas Perkebunan,

Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan dan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan. Sebelum Thailand, beberapa

.... . dari halaman 1 negara asing seperti Vietnam dan Polandia sudah tertarik dan menjajaki kerjasama dengan Pemprov Kalbar di berbagai bidang. Sebagian besar

PKL Imbon Senin (14/3). Kita tidak menuntut macam-macam. Kita hanya menginginkan ada solusi, lanjut Ramli. Ayah empat anak itu mengaku sudah empat tahun berjualan di lokasi yang berada persisi di depan Magister Ilmu Sosial Untan itu. Warga Gang Mendawai I ini berharap ada tempat jualan baru yang lebih representatif

tertarik kerjasama di bidang pertambangan, terutama pertambangan batu bara dan perikanan serta bidang budidaya perikanan tangkap.(boy)

.... . dari halaman 1 yang disediakan Pemkot Pontianak. Walikota Pontianak, H Sutarmidji SH MHum dikonfirmasi Equator tadi malam memastikan, Pemkot tidak akan menelantarkan para PKL yang benar-benar pedagang murni atau asal. Ada tempat yang akan kita tawarkan ke mereka, ujar Sutarmidji. Tempat tersebut itu antara lain di bagian atas bangunan

Pasar Kemuning yang akan segera dibangun. Selain itu ada juga di Pasar Dahlia dan di Pasar Teratai daerah Jeruju. Tapi ada syaratnya. Mereka yang bisa mengisi tempat-tempat itu adalah PKL yang asal. Bukan PKL yang menyewa atau membeli kios dari orang lain, tegasnya. Menurut Sutarmidji, selama ini ada oknum-oknum tertentu

yang membuat kios dalam jumlah banyak, empat atau lima kios. Kios itu kemudian mereka jual atau sewakan kepada pedagang. Kebanyakan yang seperti ini (menyewa atau membeli kios). Kalau yang pedagang asal, jumlahnya paling 20 sampai 30 persen. Kita juga sudah memiliki data pedagang yang asal itu, pungkas Sutarmidji. (bdu)

D i s c o n H i n g g a

IDACHI STORE STORE 50

PROFESIONAL HEALTH CARE PRODUCTS p e r s e n Jl. Tanjungpura Mall Ramayana Lt. 2 No. 3 Telp. 0561-7506345 Pontianak E-16

Platinum Bike

KLJ-405A

Air Walker

Home Gym

Dari Tanggal 26 Feb s/d 5 Mar 2011

Slimming suit Hanya 418

PTPN XIII Kusumandaru menyambut gagasan tersebut dan mendukung rencana menyulap kawasan di sekitar bundaran Tugu Digulis tersebut menjadi Hutan Kota. PTPN XIII sebagai wujud komitmen pada bina lingkungan, mendukung upaya menjadikan hutan kota di Untan ini, tuturnya seraya menggugah dengan mengulas kisah Raffles yang datang ke Indonesia hanya lima tahun tetapi mampu membangun Hutan Raya Bogor. Maka kita yang sudah tinggal bertahun-tahun tinggal di Bumi Khatulistiwa ini juga harus

.... . dari halaman 1 bisa mewujudkan hutan kota tersebut, kata Kusumandaru. Walikota Pontianak, Sutarmidji, juga menyambut baik rencana Untan dan PTPN XIII dan menyatakan akan mendukung pembangunan kawasan Hutan kota serta menjadikannya sebagai lokasi jogging track. Di Kota Pontianak ini sudah terdata semua pohon yang diberi peneng (registrasi, red), maka siapa yang menebangnya akan dikenakan sanksi, tegas Sutarmidji. Dalam kegiatan jalan santai keluarga besar PTPN XIII dengan

rute dari Kantor Direksi Jalan Sultan Abdurrachman menuju Bundaran Untan ke lokasi penghijauan, ditandai dengan penanaman seribu pohon oleh keluarga besar PTPN XIII bersama civitas akademika Untan. Setelah penanaman pohon di lokasi itu, dilanjutkan dengan penanaman bibit kelapa sawit di lokasi Kebun Pendidikan seluas 15 hektar terletak di belakang Fakultas Ekonomi Untan. Ikut menanam kelapa sawit, Direktur Utama PTPN XIII beserta seluruh direksi dan Rektor Untan. (*)

BPKP Celah baga yang melakukan perhitungan terhadap kerugian negara akan sangat berpengaruh. Dalam undang-undang (tentang BPK), BPK yang diberikan mandat menetapkan kerugian negara, ujar Hermansyah. Soal kerugian negara ini memang didapat setelah hasil audit. Namun hakim yang melakukan pemeriksaan dalam persidangan memiliki hak mutlak dalam memutus sebuah perkara berdasarkan fakta persidangan. Pertimbangannya tak hanya satu aspek. Terlebih dalam kasus korupsi yang antara lain harus membuktikan kerugian negara, penyalahgunaan wewenang dan koorporasi. Prof Dr Kamarullah, Guru Besar Ilmu Hukum Administrasi Negara Fakultas Hukum Untan, saat menjadi saksi ahli dalam persidangan kasus korupsi pengadaan pakaian Hansip dengan terdakwa Tonny Ferdi di Pengadilan Negeri Pontianak, Kamis (10/3) menegaskan, perhitungan BPK adalah dasar perhitungan untuk menetapkan kerugian negara. Karena itu, perhitungan kerugian negara selain BPK dapat dikesampingkan. Memang, semua lembaga berhak menghitung kerugian negara tapi yang menetapkan mesti BPK, tegasnya. Kamarullah mengatakan, hanya BPK sebagai lembaga negara yang

.........dari halaman 1

berhak menentukan kerugian negara dan mempunyai jangkauan secara luas dalam menghitung penggunaan keuangan negara. Jika memang ditemukan indikasi kerugian negara maka BPK yang berhak menetapkan. Lembaga mana pun boleh menghitung kerugian negara. Tetapi hanya sebatas untuk menemukan potensi. Namun penetapan harus BPK. Serta penetapan tersebut yang dapat dijadikan rujukan dalam proses penyidikan. Jika selain BPK maka hasil penetapannya bisa dikesampingkan, kata Kamarullah. Selain kasus dugaan korupsi pengadaan pakaian Hansip, banyak juga penanganan kasus dugaan korupsi lain yang mengandalkan audit BPKP. Salah satunya dugaan korupsi proyek pembangunan pipanisasi PDAM Melawi yang ditangani Polres Melawi. Kepala BPK Perwakilan Kalbar, Ir Adi Sudibyo MM yang dijumpai Equator di Pontianak, Senin (14/3) memastikan bahwa BPK lah yang memiliki kewenangan lebih dalam perhitungan kerugian Negara. Dalam undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, BPK satu-satunya lembaga yang memeriksa keuangan Negara, ujar Adi. Dalam Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemer-

iksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara, BPK mempunyai kewajiban menghitung kerugian Negara. Kalau dihitung oleh lembaga lain, bisa saja. Tapi konsumsinya untuk apa. Kalau menyangkut kerugian Negara, satu-satunya yang mendapat mandat dari undang-undang ya BPK, tegasnya. Adi menambahkan, dalam pasal 13 Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004, disebutkan bahwa BPK dapat melakukan audit investigative guna mengungkap kerugian Negara/daerah. Sedangkan dalam Pasal 11 ayat 3 UndangUndang Nomor 16 Tahun 2006 tentang BPK, disebutkan bahwa BPK dapat memberikan keterangan ahli dalam proses persidangan yang menyangkut keuangan negara/daerah, lanjut Adi. Ia menambahkan, setiap lembaga Negara, seperti kejaksaan, kepolisian, KPK, dan DPRD, bisa meminta BPK melalukan audit investigatif atau perhitungan kerugian keuangan Negara/daerah. Permintaan perhitungan kerugian Negara itu bisa menyangkut kasus dugaan korupsi. Kalau untuk permintaan dari dewan, tidak ada syaratnya. Tapi kalau dari KPK, Kejaksaan atau Kepolsian, permintaan perhitungan Negara kepada BPK ada syaratnya, pungkas Adi. (bdu)

Patahkan Kutukan ke stadion dan mendukung kami. Kami harus bersatu untuk menampilkan performa maksimal, kata kiper Iker Casillas. Dukungan publik Bernabeu tentu akan sangat memotivasi para pasukan Madrid untuk melewati hadangan Lyon sekaligus mematahkan kutukan babak 16 besar. Ini adalah saatnya bagi kami untuk lolos ke perempat final. Lyon adalah lawan tangguh, tetapi kami akan tetap fokus dan kami berharap publik Bernabeu memberikan dukungan yang berharga di malam yang luar biasa, ujar Casillas. Di liga domestik, Madrid berhasil memangkas jarak dengan Barcelona menjadi lima poin setelah berhasil mengantongi tiga kemenangan beruntun pada tiga laga terakhirnya. Catatan positif ini tentu sangat bagus mengingat Madrid tampil tanpa Cristiano Ronaldo dan Kaka pada dua laga terakhirnya. Ronaldo kabarnya akan pulih tepat waktu dan siap untuk tampil menghadapi Lyon. Sementara itu performa Lyon juga semakin konsisten. Meraih dua kemenangan dari tiga laga terakhirnya di liga domestik,

.... . dari halaman 1

Lyon berhasil naik ke peringkat-3 klasemen Ligue 1 dengan 48 poin dari 27 pertandingan, terpaut empat poin dari Lille di puncak klasemen. Catatan positif ini tentunya menjadi modal yang bagus saat bertandang ke Bernabeu pertengahan pekan ini. Namun Lyon terancam tampil tanpa kekuatan penuhnya saat bertandang ke Bernabeu. Bek muda Aly Cissokho mengalami cedera saat menjalani latihan minggu lalu, sementara Yoann Gourcuff dan Cris juga masih mengalami cedera, namun diperkirakan akan pulih tepat waktu. Kabar baiknya, striker Lisandro Lopez telah fit dan siap untuk tampil di Bernabeu. Sebelumnya, Lopez menderita cedera hamstring yang membuatnya absen pada leg pertama di Stade Gerland. Namun saat ini Lopez telah pulih total dan siap untuk memperpanjang kutukan Madrid di babak 16 besar ini. Pelatih Lyon Claude Puel pun tetap optimis timnya mampu meraih hasil positif di Bernabeu, sekaligus kembali menyingkirkan Madrid di babak 16 besar. Kami telah membuktikan

bahwa kami mampu bersaing dengan tim ini. Kami harus menciptakan banyak peluang dan lebih mengambil inisiatif di Bernabeu, kata Puel. Presiden Lyon, Jean Michel Aulas, memprediksi kalau Jose Mourinho akan memainkan taktik total bertahan. Prediksi Aulas itu tentunya didasari pada filosofi Mourinho, yang mengutamakan hasil ketimbang proses alias pragmatis. Dengan keuntungan gol tandang dari leg pertama saat Madrid bermain imbang 1-1 dengan Lyon, maka Aulas memprediksi kalau Mou akan mengejar imbang 0-0 ketimbang terus bermain menyerang untuk mengejar kemenangan. Saya yakin Mourinho akan menge jar skor 0-0. Meski demikian kami akan tetap mencoba untuk lolos ke babak selanjutnya. Jika itu tercapai, tentunya akan sangat membanggakan. Kondisinya tidak sama dengan tahun lalu, dan akan sulit bagi kami untuk lolos karena kami memperoleh hasil seri di kandang. Walau demikian kami tidak takut pada siapa pun, ujar Aulas, seperti yang dikutip Goal. (int)

Ribu

Sandal Kesehatan

Motorized Treadmill

Motorized Treadmill

Orbitrack

Bupati, Wakil Bupati, Sekretaris Daerah Beserta Seluruh Staff

PEMERINTAH KABUPATEN BENGKAYANG Turut Berduka Cita Atas Meninggalnya:

YULIUS OYONG (dalam usia 71 Tahun)

New Black Balance

Kasur Intex

Hanya

Hanya

Ribu

Ribu

828

238

Body Massage

Europa Fraying Pan

Hanya

Hanya

Ribu

Ribu

228

428

Ayahnda Bapak Alon, SH Kepala Bagian Hukum Setda Kabupaten Bengkayang Meninggal Dunia di Dusun Nibung Desa Sahan Pada Hari Rabu Tanggal 9 Maret 2011 Tertanda,

Cocok Untuk Melayani Pesan Antar

: Fitness Centre, Hotel, Apartemen Dan Lain-lain : Grosir dan Eceran : Dalam dan Luar Kota (Khusus Luar Kota Tambah Ongkos Kirim) SMS 087883556888

Bupati

Wakil Bupati

Suryadman Gidot, S.Pd

Agustinus Naon, S.Sos

Sekretaris Daerah Kabupaten Bengkayang

Drs. Kristianus Anyim M.Si


Rabu, 16 Maret 2011

Raja Dangdut Hibur Kampanye PAS

50 Ribu Penonton Padati Lapangan Bola Pimpinan Beli Emas Di Batu Ampar, Beli Beras Di Singa Raya, Kabupaten Sambas Negeri Yang Besar, Pemimpin yang PAS membuatnya jaya Sekitar 50 Ribu penonton datang dari berbagai Kecamatan di Kabupaten Sambas memenuhi lapangan sepakbola pimpinan untuk mengikuti Kampanye Pasangan nomor 3 yaitu pasangan PAS (Ir. H. Prabasa Anantatur dan Ir. H. Hasanusi). Kampanye dihibur Raja Dangdut, H. Rhoma Irama dan Soneta. Sekitar 10 lagu yang dibawakan raja dangdut ini membius Masyarakat mulai dari remaja hingga orangtua berjoget mengikuti alunan lagu-lagu Rhoma Irama seraya meneriakkan Coblos Nomor 3 Pasangan PAS dalam Pemilu yang dilaksanakan 24 Maret mendatang. Dalam penyampaian kampanyenya bersama tin juru Kampanye, rumusan visi pasangan PAS dalam upaya mewujudkan harapan seluruh rakyat Kabupaten Sambas untuk menyongsong harti esok yang lebih baik, maka visi yang kita canangkan adanya Terwujudnya Masyarakat Sambas Yang Berkualitas Tahun 2016 . Untuk pencapaian visi tersebut, kami rumuskan dalam 5 misi, 8 agenda pembangunan dan 35 program prioritas pembangunan daerah yang akan dituangkan dalam setiap kegiatan pembangunan selama kurun waktu lima tahun kedepan. Program-program pilihan utama pasangan PAS diantaranya; Mengatasi terhambatnya arus transportasi, keterisolasian dan keterpencilan desa, dan ekonomi biaya tinggi bangi masyarakat, maka akan didorong percepatan pembangunan peningkatan jalan 1000 Km di Kabupaten Sambas. pengembangan social budaya masyarakat diprioritaskan pada pemberdayaan masyarakat desa, pemberdayaan perempuan, peningkatan peran pemuda dan olahraga, yang dikembangkan dengan pola pendekatan pembangunan partisipatif masyarakat desa. Diharapkan kedepan akan tetap terjaga pemerataan pembangunan daerah secara proporsional di seluruh desa Kabupaten sambas. Untuk mewujudkan harapan dan cita-cita kita bersama, yaitu masyarakat Kabupaten Sambas Bersaing dan Bermartabat PILIH NOMOR 3 PASANGAN PAS.

8


Sabu-sabu

PATR LI

Rabu, 16 Maret 2011

Perekam Video Sadis Ditangkap Teknologi Hp mencelakakan diri, tak dinyana gara-gara merekam dicokok polisi. Seharusnya polisi terbantu dapat barang bukti.

Bayu Putra Wijaya beserta sabu dan alat isap diamankan di kantor polisi

Bapak Satu Anak Edar Sabu Pontianak. Nekat edarkan sabu, Bayu Putra Wijaya, 23, bapak satu anak dibekuk jajaran Sat Narkoba Polresta Pontianak di Jalan HM Suwignyo nomor 02, Senin (14/3) malam. Kapolresta Pontianak, Kombes Pol Muharrom Riyadi, melalui Kasat Narkoba Yudi Wiyono SIK menjelaskan, penangkapan ini atas informasi masyarakat. Bahwa ada peredaran sabu di Jalan HM Suwignyo dengan tersangka Bayu. Menindaklanjuti informasi itu, petugas melakukan penyelidikan. Dua hari kita melakukan pengintaian, katanya. Saat rumahnya digerebek, Bayu membantah telah menjual sabu. Namun petugas tidak menyerah dan tetap menggeledah rumahnya. Akhirnya petugas menemukan tiga paket sabu Rp100 ribu dalam kamarnya. Shabu tersebut disembunyikan Bayu dalam kotak kaset warna putih. Petugas juga mengamankan empat sendok takaran sabu, dua bungkus plastik klip transparan, 17 korek api gas, tujuh kaca sabu, tiga bong, dua jarum sabu dan uang Rp300 ribu hasil penjualan sabu. Bahkan turut ditemukan buku untuk pembukuan transaksi sabu. Ditemukannya bukti-bukti tersebut, Bayu langsung digelandang ke Mapolsekta Pontianak untuk menjalani pemeriksaan. Dari pengakuan tersangka, sabu dibeli di Beting sebanyak 1/4 gram seharga Rp350 ribu. Lalu dipecah menjadi delapan paket dan dijual Rp100 ribu perpaketnya, katanya. Ditambahkan dia, Bayu tidak hanya menjual sabu. Tapi juga menyiapkan tempat bagi pelanggannya untuk mengonsumsi barang haram itu. Tersangka akan diproses sesuai undang-undang yang berlaku. Ia akan dijerat dengan Undangundang Nomor 35/1999 tentang Narkoba, jelasnya. Sementara itu, Bayu mengaku baru sekitar satu bulan menjadi pengedar sabu. Ia nekat menjual kristal haram tersebut lantaran kontraknya sebagai sopir mobil tangki telah habis. Saya terpaksa, karena perlu biaya untuk kebutuhan sehari-hari, dalihnya. Sabu ia beli dari seseorang bernama Jen di Beting. Seperempat gram sabu dibeli seharga Rp350 ribu. Lalu dipecah menjadi paket-paket kecil Rp100 ribu, sebanyak delapan paket. Selama menjual sabu, istri Bayu mengetahui. Namun hanya membiarkan saja. Istri saya tahu dan hanya membiarkan saja. Karena lebih baik jual narkoba dari pada mencuri, cetusnya. (arm)

Sanggau. Setelah membekuk para tersangka kekerasan di Dusun Enkalet, Desa Lintang, Desa Lintang Pelaman, Sanggau Kapuas, Polres Sanggau berhasil meringkus pelaku perekam dan penyebar video pembantaian Kisno, 30, warga Probolinggo dan mencederai Viktorianus, 43, pamannya. Terkait beredar luasnya video pembantaian berdurasi sembilan menit itu, petugas memeriksa 21 saksi. Namun akhirnya dipulangkan. Dari nyanyian saksi mengarah pada Fb, 20, si pembuat atau perekam pertama dan ES, 42 dan PB, 28, diduga sebagai penyebar video tersebut. Polisi langsung menjemput ketiga warga tersebut di rumahnya masing-masing di Desa Lintang Pelaman. Fb mengaku, tersangka perekam video kekerasan itu pada hari kejadian, Senin (7/3) sekitar pukul 12.30, sengaja merekam dengan handphone bersama PB, rekannya. Mereka mengaku secara spontanitas merekam adegan demi adegan pembantaian, setelah melihat kerumunan warga di lokasi kejadian. Kami berdua ingin belanja, tahu-tahu melihat orang sedang ramai-ramainya. Saya langsung rekam saja. Kami tak tahu kalau tindakan kami itu, ada hubungan dengan hukum. Saya mengambil reka-

Para perekam yang mengedarkan video sadis Engkalet di Mapolres Sanggau

man bergantian. Selesai itu kami langsung pergi, ujarnya dengan wajah lesu. Kedua tersangka mengaku tak mengenali para pelaku pembantaian maupun korban. Tanpa praduga apapun, keduanya pulang. Menjelang malam, Fb memperlihatkan rekaman kekerasan

kepada Es. Tak jelas pemicunya, Es pun memita kepada Fb rekaman tersebut. Kemudian mereka berdua langsung memindahkan ďŹ le itu ke handphone milik Es melalui fasilitas bluetooth. Ketika Es pergi ke warung makan, pelayanan menanyakan, apakah menyimpan rekaman

video Engkalet. Sejak itulah video kekerasan tersebut beredar luas. Mas ada dapat ndak video tadi, tanya pelayanan wanita itu. ES menjawab. Ada di HP tu, lihat jak sendiri, jawabnya. Karena sedang kelaparan, dia langsung mengambil nasi. HP miliknya tergeletak di atas meja, dimainkan sama

pelayan warung dan pindahkan pula ke HP miliknya. Es mengakui tak menyangka, jika rekaman itu berdampak sangat luas terhadap kehidupan sosial masyarakat di Kabupaten Sanggau. Rekaman ini banyak beredar di warung makan itu, timpal Es. Kapolres Sanggau, AKBP I Wayan Sugiri S IK SH MSi membenarkan kejadian tersebut. Pihaknya sempat memeriksa 21 saksi, terkait beredarnya video pembantaian di Dusun Engkalet, Desa Lintang Pelaman tersebut. Sebanyak 18 orang sudah kita pulangkan. Masih ada tiga orang sedang menjalani pemeriksaan. Kita ingin tahu apa motifnya mengambil gambar seperti itu, ujarnya. Kebanyakan dari 18 orang saksi yang menjalani pemeriksaan, merupakan karyawan PT Erna Djuliawati, Kayu Tunu, Sanggau. Sudi, 37, salah seorang saksi mengungkapkan, dirinya tidak ada maksud lain, menyimpan video tersebut. Karena didorong rasa penasaran saja. Kan kita mendengar ada kejadian kekerasan. Kemudian penasaran ingin melihat, maka kita langsung meminta ke kawan melalui Bluetooth video tersebut. Terus-terang saya sempat ketakutan melihat video itu, tegasnya. (SrY)

TF dan Rukasi Dituntut 7,5 Tahun Pont ianak. Dua terdakwa dugaan tindak pidana korupsi pengadaan baju Hansip, Tony Ferdy (TF) dan Rukasi dituntut pidana penjara 7,5 tahun oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU). Kedua terdakwa juga diharuskan membayar denda Rp200 juta, subsidair tiga bulan kurungan serta mengganti uang negara Rp2.751.009.650. Tuntutan itu dibacakan JPU dalam persidangan, Selasa (15/3) sore di Pengadilan Negeri (PN) Pontianak. JPU Rukasi dan TF dalam salinan tuntutannya berpendapat, terdakwa telah terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi. Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam dakwaan primair, pasal 2 ayat (1) UU RI No.31/2009, jo Pasal 18 ayat 1,2 dan 3 UU hRI No.31/2009 tentang tindak pidana korupsi sebagaimana telah diubah dan ditambah den-

gan UU RI No.20/2001 Jo pasal 55 ayat 1 ke 1 KUHP Jo pasal 64 ayat 1 KUHP. Pada sidang dugaan korupsi yang diketuai majelis hakim Henny dengan hakim anggota Aswardi Idris dan I Made Astawa ini, JPU mengungkapkan perbuatan terdakwa tidak mendukung program pemerintah dalam memberantas KKN, serta menimbulkan kerugian negara. Ini merupakan hal yang memberatkan keduanya. Sementara kedua terdakwa masih mempunyai tanggungan keluarga dan selalu jujur dan bersikap sopan selama persidangan, menjadi pertimbangan JPU meringankan tuntutan. Selain diancam pidana penjara dan denda, kedua terdakwa wajib membayar uang pengganti kerugian negara. Sebesar Rp 2.751.009.650. Pembayarannya ikut dibebankan kepada Donal Ginanjar dan Cor-

Brankas Kosong Diangkut Maling Pontianak. Warga menggagalkan pencurian brankas kosong milik UPT PU, Jalan Batu Layang, Pontianak Utara, Senin(16/3). Pelaku diduga masuk dengan cara membengkas pintu belakang. Kapolsek Pontianak Utara Kompol Saipul Alam melalui Kanit Reskrim Ipda Wasijan mengatakan, pelaku pencurian berhasil digagalkan warga bangun tidur. Maling yang sudah berhasil membawa brankas, tak sempat dibawa kabur dan

Rekaman Aksi Pembantaian Beredar

diletakkan di depan kantor. Pelaku ada dua orang menggunakan motor. Pelaku berhasil digagalkan, lantaran warga bangun subuh dan melihat orang yang mencurigakan, sehingga warga meneriaki maling. Warga langsung mengamankan brankas tersebut dan menghubungi pihak UPT PU untuk memeriksa barang yang nyaris diambil maling, ujar Wasijan di ruang kerjanya.

Brankas yang nyaris di bawa kabur maling tersebut, tidak ada isinya. Hanya saja, brankas di simpan di ruangan bendahara UPT. Polisi langsung mengamankan brankas tersebut ke Mapolsek Utara. Polisi masih melakukan penyelidikan terhadap pelaku. Pihak UPT dan masyarakat diminta memberikan keterangan, untuk mengungkap pelaku. Pelaku menggunakan topeng. (sul)

Sidang korupsi baju hansip

nelius Kimha. Batas waktu paling lambat pembayarannya satu bulan sejak putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap. Bila tidak mengganti. Harta benda terdakwa dapat disita Jaksa dan dilelang untuk menutupi pembayaran. Jika tidak mempunyai harta benda yang cukup membayar uang pengganti, maka dipidana penjara selama empat tahun. Dalam Salinan tuntutan setebal 81 halaman itu, JPU juga meminta majelis hakim memutuskan agar membebankan biaya perkara kepada kedua terdakwa

Rp5 ribu. Rukasi menjadi terdakwa atas kapasitasnya sebagai ketua panitia lelang pengadaan Baju Hansip anggaran 2008 dan 2009. Sedang TF merupakan pemegang kuasa Anggaran 2009. Pengadaan Baju Hansip ini berada di Kesbanglinmas Pol, lingkungan kerja Pemprov Kalbar. Terhadap tuntutan JPU, kedua terdakwa diberi hak untuk mengajukan pembelaan. TF dijadwalkan pembelaan pada Kamis (17/3). Sedangkan pembelaan Rukasi pada Jumat (18/3) mendatang.

Usai persidangan, Rukasi merasa kecewa atas tuntutan yang diajukan JPU. Ia merasa tuntutan tersebut terlalu berat dan tidak adil. Lantaran indikasi korupsi senilai Rp 2,7 miliar, tuntutannya mencapai 7,5 tahun penjara. Sungguh bertolak belakang dengan kasus dugaan korupsi senilai Rp3 miliar. Kenapa tuntutan kami sangat tinggi. Sedang kasus dugaan korupsi pembangunan sirkuit Batu Layang hanya dituntut dua tahun, kata Rukasi kesal. Sementara itu, Rizal Karyansyah selaku penasihat hukum TF mengatakan, tuntutan JPU sepenuhnya tugas yang diamanahkan UU. Namun ia cukup menyesalkan tuntutan tanpa memperhatikan fakta persidangan. Fakta persidangan, lelang sudah sesuai prosedur dan mengikuti HPS dan Pak Toni hanya menjalankan tanggung jawab, seperti diabaikan JPU, kata dia. Rizal menambahkan, dugaan mark-up yang dituduhkan hanya berdasar keterangan dua penjahit saja. Padahal semestinya bersumber keterangan asosiasi pedagang. Sebelumnya, sidang lanjutan kasus dugaan korupsi pakaian hansip atas terdakwa Tony Ferdy (TF) dan Rukasi dengan agenda pembacaan tuntutan, Senin (14/3) sempat ditunda. Pasalnya Jaksa Penuntut Umum (JPU) belum siap dengan tuntutannya. Sidangkan pun dijadwalkan

Korem Serahkan Tangkapan Kayu

Petugas memperlihatkan kayu tangkapan yang diserahkan ke Mapolres Melawi

Nanga Pinoh. Sedikitnya 160 batang kayu olahan jenis meranti, keladan dan bengkirai yang ditangkap tim Intel Korem 121 Alambhanawannawai Sintang, Jumat (11/3), akhirnya diserahkan pada Mapolres Melawi. Senin (14/3). Penyerahan sendiri dilakukan, agar proses hukum terhadap tersangka cepat dilakukan. Kayu yang menjadi barang bukti sudah kita serahkan ke Polres Melawi. Kita membawa ke Sub Denpom hanya untuk melakukan pemeriksaan saja. Selanjutnya proses hukum kita serahkan pada Polres Melawi, ungkap Kasi Intel Korem 121/ABW, Letkol Kav M. Agung Alamsyah, saat dihubungi melalui via telepon,

Selasa (15/3). Diakui Agung, 160 kayu yang diamankan meliputi 25 batang jenis meranti berukuran 9 x12. Selain itu, 135 kayu lainnya jenis campuran keladan dan bengkirai berukuran 9x9. Sementara Kapolres Melawi melalui Kasat Reskrimnya, AKP. Dewa Ngakan Arinata, SIK membenarkan, kalau kayu hasil tangkapan Korem sudah diserahkan tersangkanya. Saat ini tersangkanya yakni Atn, selaku sopir yang membawa truk kayu olahan. Sedangkan pemilik kayunya masih dalam pengembangan, ungkap Dewa, dihubungi via telepon. Penanganan tentang kayu olahan hasil tangkapan Tim Intel

Korem 121/ABW, diakui Dewa, hingga kini terus diproses. Bahkan pihak polres sedang melakukan pengembangan, untuk mengetahui pemilik kayu tersebut. Setelah tau pemilik kayunya siapa, maka kita akan jemput, terangnya. Mengenai sopir yang membawa truk, kini sudah ditetapkan sebagai tersangka dan diamankan di Polres Melawi. Tersangka dikenakan pasal udang-undang 41 nomor 99 pasal 50 hurup F. Ancaman hukumannya maksimal selama 5 tahun penjara. Namun untuk penetapannya berapa lama di penjara, itu tunggu keputusan hakim dalam persidangan nanti, jelasnya. (ira)


kubu raya

10 Musyawarah Kita

Harapkan Kerjasama Perangkat Desa SUNGAI RAYA. Para kepala desa (kades) beserta perangkatnya diharapkan menyambut baik kehadiran para Sarjana Pendamping Desa (SPD) di wilayah kerjanya. Sehingga kades dan SPD dapat bekerjasama dalam percepatan pembangunan pedesaan. Terutama terkait kemudahan memberikan informasi tentang kendala, permasalahan serta potensi yang perlu dikembangkan di desa, kata Musa, Koordinator SPD Kubu Raya kepada wartawan, kemarin (15/3). Musa menjelaskan, informasi akurat yang diberikan pemerintahan desa sangat membantu SPD untuk memetakan, dan mencarikan jalan keluar (solusi) dari berbagai permasalahan yang dihadapi. Sekaligus dapat mensinergikan program-program di desa dengan instansi terkait. Karena, tambah dia, sebelum diterjunkan ke desa, para SPD telah mendapatkan pembekalan dari masing-masing Satuan Kerja Perangkat Desa (SKPD). Musa yang juga merupakan SPD yang ditempatkan di Desa Sungai Kupah, Kecamatan Sungai Kakap ini mengungkapkan, 50 orang SPD secara resmi ditempatkan ke desa-desa sejak 13 Maret 2011. Kami langsung diserahkan Bappeda Kubu Raya ke sembilan kecamatan di Kubu Raya, katanya. Tetapi, khusus untuk SPD yang membantu Dinas Koperasi dan UMKM, baru dapat melaksanakan tugas sejak 14 Maret lalu. Mereka masih menerima pembekalan tambahan. SPD yang bertugas membantu Dinas Koperasi dan UMKM Kubu Raya, terdiri atas 11 orang yang akan disebar di seluruh kecamatan di kabupaten termuda di Kalbar ini. Maka tiap kecamatan akan terdapat 1 SPD dari Dinas Koperasi dan UMKM, kecuali di Kecamatan Kubu yang terdapat tiga orang SPD. Musa menjelaskan, pembekalan lanjutan terkait teknis kerja yang akan dilaksanakan di desa. Hal ini untuk mempermudah koordinasi, dan konsolidasi di lapangan. Pembekalan lanjutan langsung disampaikan Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Kubu Raya Sutoyo MM didampingi Sekretarisnya, Norasari Ariani MM di ruang kerjanya pada 13 Maret lalu. Setidaknya terdapat empat bidang di Dinas Koperasi dan UMKM yang terlibat dapat pembekalan lanjutan tersebut, yakni Bidang Kelembagaan dan Diklat, Bidang Pemasaran dan Jaringan Usaha Koperasi, Kemitraan dan Pengembangan Usaha, serta Bidang Permodalan. Masing-masing bidang menjelaskan fungsi dan tugas SPD di lapangan, membuatkan kerangka kerja (frame work) kepada para SPD. Diserahkan pula buku panduan berkaitan dengan pembinaan, dan pengembangan koperasi dan UMKM di desa. Menurut Musa, pembekalan lanjutan sangat membantu kinerja SPD di lapangan, terutama dalam hal memfasilitasi dan memediasi antara Dinas Koperasi dan UMKM dengan masyarakat. SPD juga mendapatkan data-data tentang koperasi seluruh Kubu raya yang perlu ditindaklanjuti (follow up), katanya. Dari data-data tersebut, tambah Muda, SPD dapat melakukan pemutakhiran (updating) dan memberikan kuisioner terhadap koperasi dan UMKM yang sudah maju dan berkembang. (dik)

Menuju Perubahan

Rabu, 16 Maret 2011

PDAM Kubu Raya Direhabilitasi SUNGAI RAYA. Sejak Kubu Raya terbentuk, PDAM Kubu Raya masih belum berkontribusi sepeserpun terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD). Pelayanannya pun masih kalang kabut. Pemkab akan memperbaiki (rehabilitasi) mulai dari manajemennya. Manajemennya akan kita tata secara profesional yang bermuara pada pemberian pelayanan air bersih kepada masyarakat, kata Bupati Muda Mahendrawan ditemui usai Paripurna Pidato Bupati Kubu Raya terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) PDAM, Senin (14/3). Langkah awal untuk memperbaiki manajemen PDAM, Pemkab Kubu Raya mengusulkan draft Raperda PDAM untuk dibahas bersama DPRD Kubu Raya. Dalam Raperda itu terdapat penataan PDAM secara kelem-

bagaan, kepegawaian, akses dana dan lainnya. Ini sangat penting, karena air bersih ini merupakan kebutuhan masyarakat yang mendesak, kata Muda. Penataan manajemen, terang Muda, terlebih dahulu dilakukan karena selama ini PDAM Kubu Raya masih kelanjutan dari kabupaten induk (Kabupaten Pontianak). Dengan Perda-nya ini nanti, PDAM itu akan dideďŹ nitifkan, termasuk para pegawainya, penataan organisasinya dan lainnya, jelasnya. Muda, menjanjikan penataan ini tidak akan terlalu lama, agar masyarakat dapat segera menikmati pelayanan air bersih yang optimal. Selain itu juga akan dilakukan perbaikan infrastrukturnya, seperti banyak pipa yang harus diganti (karena rusak dimakan usia, red), hal ini tentu tidak mudah, tetapi

akan berproses dengan cepat, tuturnya. Untuk perbaikan infrastruktur memerlukan pembongkaran, penggantian pipa yang bocor. Termasuk pula penertiban para pelanggan PDAM atau pipa-pipa liar dan lainnya. Kita mengharapkan masyarakat kalau untuk mendapatkan pelayanan air bersih, jangan mau cepatnya saja, sehingga meminta pelayanan khusus, yang pada akhirnya justru menimbulkan kerugian bagi masyarakat lain, ingat Muda. Harapan serupa disampaikan kepada para pengusaha di Kubu Raya. Karena semuanya harus mendapatkan akses yang sama sesuai prosedur, agar tidak menimbulkan masalah. Jangan coba bermain-main yang nantinya menyebabkan kerugian pihak lain yang juga memerlukan pelayanan air bersih, kata Muda.

Dia mengatakan, Pemkab Kubu Raya akan terus berupaya memperbaiki berbagai kekurangan PDAM di Kubu Raya. Kita akan berupaya memperluas akses PDAM hingga ke beberapa kecamatan, tetapi semuanya membutuhkan proses, ujar Muda. Di tempat yang sama, Ketua DPRD Kubu Raya, Sujiwo mengatakan, pelayanan PDAM belum maksimal. Manajemennya masih amburadul. Termasuk personel dan pelayanan yang diberikan. Dengan adanya Perda PDAM nanti ini diharapkan dapat memperbaiki kekurangan. Perda ini nanti menjadi acuan PDAM untuk meningkatkan pelayanan. Siapapun yang jadi Dirut, Dirtek dan Dirum akan terikat dengan Perda tersebut, jelas Sujiwo. Bila manajemennya sudah baik, kata Sujiwo, DPRD Kubu

Raya tidak akan segan-segan mengalokasikan anggaran untuk PDAM itu. Karena ini juga berpotensi untuk menjadi PAD Kubu Raya, jadi walaupun anggaran yang dikeluarkan besar, tetapi bisa menjadi pemasukan kas daerah, katanya. Menurut Sujiwo, keterbatasan alokasi anggaran ke PDAM juga menjadi masalah utama untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Sehingga berujung pada belum adanya kontribusi PDAM terhadap PAD Kubu Raya. Karena, PDAM baru dapat berkontribusi terhadap PAD, bila jumlah masyarakat yang dilayani telah melebihi 80 persen. Dengan adanya Perda PDAM, diharapkan pelayanan dan kebutuhan dasar masyarakat terhadap air bersih dapat terpenuhi, sehingga PDAM pun dapat berkontribusi terhadap PAD, ujar Sujiwo. (dik)

Status Puskesmas Rasau Jaya akan Ditingkatkan

Mordiadi/Equator

Bangunan KTM Rasau Jaya

RASAU JAYA. Untuk mendukung kesuksesan program Kota Terpadu Mandiri (KTM) Rasau Jaya, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kubu Raya akan meningkatkan status Puskesmas dari biasa menjadi Puskesmas Rawat Inap. Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, kata Titus Nursiwan, Pelaksana Tugas (Plt) Dinkes Kubu Raya kepada Equator, kemarin (15/3). Untuk meningkatkan status membutuhkan peningkatan atau penambahan fasilitas dan tenaga kesehatan. Untuk kebutuhan ruang Puskesmas Rawat Inap, kita telah menganggarkan sekitar Rp 250 juta pada tahun ini, ungkapnya. Dia mengatakan, saat ini Puskesmas Rawat Inap Rasau Jaya sudah mempunyai 20 unit tempat tidur pasien, dan akan ditambah lagi menjadi 25 unit. Selain itu juga akan dilakukan penambahan perawat dan dokter secara bertahap, agar pelayanan kesehatan kepada masyarakat dapat lebih optimal, terang Titus. Dengan peningkatan status

Puskesmas yang tentunya disertai fasilitas dan sumberdaya manusia, Titus, mengharapkan kebutuhan pelayanan kesehatan masyarakat di Rasau Jaya dapat terakomodir. Puskesmas Rasau Jaya ini juga diharapkan menjadi rujukan Puskesmas di kecamatan lain, seperti Kubu, Batu Ampar dan Terentang, katanya. Sebelumnya, Bupati Muda Mahendrawan, mengatakan Pemkab terus meningkatkan pembangunan. Termasuk di antaranya bidang kesehatan dengan membangun Puskesmas, Puskesmas Pembantu (Pustu), Pusat Persalinan Desa (Polindes) dan Puskemas Rawat Inap di beberapa kecamatan. Mudahmudahan dengan adanya pusat kesehatan ini, kualitas kehidupan masyarakat lebih baik dari sebelumnya, harap Muda. Diakuinya, saat ini tenaga medis masih sangat terbatas di kabupaten termuda di Kalbar ini. Tetapi, hal tersebut bukan menjadi alasan untuk tidak memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat. Muda, mengharapkan seluruh tenaga medis yang terse-

dia di Puskesmas, Pustu dan Polindes dapat lebih berupaya untuk memaksimalkan tugastugasnya, dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Muda mengharapkan, tidak ada lagi masyarakat Kubu raya yang tidak mendapatkan pelayanan kesehatan. Baik yang berdomisili di ibukota kabupaten, kecamatan maupun di kawasan-kawasan pesisir yang masih sulit dijangkau. Muda menjelaskan, pembangunan di bidang kesehatan merupakan salah stu satu program utama Pemkab tahun ini. Melalui Dinas Kesehatan, secara bertahap akan membangun sejumlah Puskesmas, Puskesmas Rawat Inap, Pustu dan Polindes. Hal itu menurutnya lebih efektif ketimbang membangun rumah sakit. Untuk Puskesmas Rawat Inap, sudah terdapat di beberapa kecamatan, di antaranya Sungai Raya, Kuala Mandor B, Sungai Kakap dan di Desa Padang Tikar Kecamatan Batu Ampar. Sementara Pustu sudah dibangun di Desa Nibung Kecamatan Terentang. (dik)

gema kabupaten pontianak Derap Bestari

Persediaan Air Bersih Menipis KEMARAU berkepanjangan menyebabkan kekeringan di sejumlah daerah. Persediaan air bersih pun menipis. Warga berharap Pemkab memberikan jalan keluar mengatasi krisis tersebut. Sudah beberapa bulan ini tidak ada turun hujan. Untuk memenuhi kebutuhan air bersih, selama ini kami mengandalkan air hujan. Akibat kemarau yang berkepanjangan ini, persediaan air hujan sudah menipis dan nyaris habis, kata Sudirman, warga Desa Sungai Bakau Kecil kepada Equator, Selasa (15/3). Kemarau menyebabkan persediaan air bersih habis. Dia memiliki sembilan tempayan untuk menampung air hujan. Jika seluruh tempayan terisi penuh dapat digunakan untuk beberapa bulan. Sebab, air hujan itu hanya dipakai untuk air minum. Selain mengandalkan air hujan, pria ini mengaku memiliki kolam di belakang rumahnya. Air kolam digunakan untuk memenuhi kebutuhan mandi dan mencuci. Namun, belakangan ini air kolam tersebut sudah tidak jernih lagi. (hry)

Pengecer Protes HET Premium MEMPAWAH. Surat Edaran terkait Harga Eceran Tertinggi (HET ) premimun mendapat tanggapan beragam. Tokoh Pemuda Kecamatan Sungai Kunyit, Julianto, menilai kebijakan tanpa memikirkan nasib pedagang bensin eceran. Di sisi lain, aturan tersebut menjawab keresahan masyarakat atas mahalnya harga premium eceran. Surat edaran HET premium yang diterbitkan Bupati Pontianak merupakan langkah tepat, untuk menanggapi keresahan masyarakat terkait mahalnya harga bensin eceran. Namun, di sisi lain pemerintah daerah mengesampingkan nasib para pedagang, kata Julianto kepada Equator, Selasa (15/3). Krisis bahan bakar menyebabkan harga bensin eceran

tidak terkendali. Akar permasalahan ini bukan dikarenakan pedagang bensin eceran. Melainkan ada oknum masyarakat yang sengaja menampung dan menimbun premium. Modusnya, dengan menggunakan mobil pribadi untuk mendapatkan suplai premium di SPBU, ungkapnya. Kemudian, tambah kader PDI Perjuangan ini, penimbun menjual kembali premium yang didapat kepada para pedagang bensin eceran. Ironisnya, harga jual yang ditetapkan penimbun jauh lebih tinggi dibanding harga jual di SPBU. Penimbun mematok harga jual Rp 7.000Rp 7.500 perliter. Tidak mungkin pedagang eceran menjual di bawah harga beli. Akibatnya harga eceran mencapai Rp 8.000-Rp 10.000

perliter. Kalau sudah seperti ini, maka pemerintah daerah tidak hanya menindak pedagang, melainkan juga penimbun, tegasnya. Senada itu, salah satu pemilik kios, Lina, mendesak Pemkab memberikan solusi mengatasi krisis tersebut. Pemerintah tidak hanya memikirkan kesulitan masyarakat, melainkan juga mempertimbangkan nasib pedagang bensin eceran. Pemkab jangan egois mementingkan masyarakat tanpa memikirkan pedagang. Pemerintah harus berlaku adil dan bijaksana, karena pedagang bensin eceran juga masyarakat Kabupaten Pontianak, ujarnya. Lina meng atakan, solusi yang dapat dilakukan pemerintah daerah, yakni memenuhi

kebutuhan pedagang bensin eceran. Mengatasi kesulitan pedagang untuk mendapatkan suplai bensin langsung dari SPBU bukan melalui oknum penampung. Kalau pedagang mendapatkan suplai dari SPBU, saya yakin tidak akan terjadi krisis dan harga premium yang mahal seperti saat ini. Saya jamin tidak akan ada antrean mobil apabila akt ivitas kios-kios bensin eceran kembali normal, pendapatnya. Solusinya, beber dia, berlakukan pembelian dengan menggunakan jeriken, khusus kepada pedagang bensin eceran. Meski pembelian yang dilakukan pedag ang harus dibatasi. Misalnya, satu pedagang diberikan jatah dua jeriken

bensin perhari. Agar tidak ada penampung yang memanfaatkan pembelian jeriken, pemerintah dapat melakukan pendataan dan memberlakukan sistem kupon resmi yang diberikan kepada pedagang bensin eceran. Dengan begitu, pedagang dapat berjualan dengan baik dan krisis premium kembali normal, sarannya mengakhiri. Pemkab bekerjasama dengan Polres Pontianak terus melakukan sosialisasi kepada pedagang eceran terkait diterbitkannya Surat Edaran Bupati Pontianak yang mengatur tentang HET premium di tingkat pengecer sebesar Rp 6.000 perliter. Sosialisasi dilakukan dengan menempel plang harga dan surat bupati di kios-kios pedagang.(hry)

Kasi Intel Kejari Mempawah Diganti MEMPAWAH. Kejari Mempawah melakukan pergantian pejabat di lingkungan kerjanya. Kepala Seksi Intelijen, Andie Saputra digantikan Wuriadi Paramita. Serah terima jabatan dipimpin Kajari Mempawah, Warman Widianta di aula kantornya, Selasa (15/3). Andie Saputra akan menempati jabatan baru sebagai Kepala Seksi Pidana Khusus (Pidsus) di Kejari Kuningan, Provinsi Jawa Barat. Sedangkan penggantinya, Wuriadi Paramita sebelum bertugas di Mempawah. Dia menempati jabatan Kasubsi Orang, Harta Benda Seksi Pidana Umum (Pidum) Kejati DKI Jakarta. Dalam sambutannya, Kajari Mempawah, Warman Widianta mengatakan, pergantian jabatan merupakan hal wajar dan biasa. Pergantian tersebut dimaksudkan untuk meningkatkan kinerja penegakan hukum satuan kerja

masing-masing. Pergantian jabatan pasti terjadi. Baik bersifat promosi maupun prestasi. Pergantian jabatan ditujukan untuk meningkatkan prestasi, dan kinerja penegakan supremasi hukum di masyarakat, kata Warman. Kepada pejabat lama, Warman, mewakili seluruh jajaran Kejari Mempawah mengucapkan terima kasih atas dedikasi dan kinerja pejabat bersangkutan selama bertugas di Kejari Mempawah. Telah banyak prestasi dan pencapaian kerja yang berhasil dicapai selama menunaikan kewajibannya di lingkungan Kejari Mempawah. Mudah-mudahan pengalaman kerja dan prestasi yang dicapai selama ini dapat ditularkan di tempat kerja yang baru. Bila perlu, apa yang telah didapat hendaknya lebih ditingkatkan

agar mencapai prestasi maksimal. Terima kasih telah mengabdi dan bekerja dengan baik dan profesional di Kejari Mempawah, ucapnya. Kemudian, imbuh Warman, kepada pejabat Kasi Intel Kejari Mempawah yang baru, secepatnya bersosialisasi di lingkungan kerja yang baru. Hendaknya prestasi dan kinerja yang dicapai selama bertugas di tempat kerja yang lama, dapat direalisasikan di lingkungan kerja yang baru. Selamat datang di Kejari Mempawah. Semoga pengalaman kerja di tempat yang lama dapat menjadi bekal untuk memulai kinerja yang baik di tempat baru. Tingkatkan kemampuan dan prestasi yang telah diraih, untuk mencapai hasil yang maksimal. Khususnya penegekan supremasi hukum di masyarakat, harapnya. (hry/shn)

Kerjasama Kementerian Sosial, Mabes TNI dan Pemkab Pontianak membangun 129 unit rumah untuk korban bencana. Program yang dijalankan prajurit TNI Kodim 1201 Mempawah itu bertempat di Desa Peniti Dalam Satu Kecamatan Segedong, beberapa waktu lalu telah diresmikan penggunaannya AlÂż Shandy/Equator


11

Suare kite

Pemkot Tertibkan Baliho

SINGKAWANG. Pemerintah Kota (Pemkot) Singkawang akan menertibkan pemasangan papan reklame atau baliho yang di pasang bukan pada tempatnya. Demikian diungkapkan Kepala Dinas Tata Kota Pertanahan dan Cipta Karya Kota Singkawang, Muslimin. Pemerintah Kota (Pemkot) Singkawang akan menertibkan baliho yang ada di Kota Singkawang. Penertiban sesuai dengan aturan yang ada, ucapnya saat ditemui di ruang kerjanya, beberapa waktu lalu.Dia mencontohkan, pemasangan papan reklame di depan Hotel Mahkota Singkawang (pertigaan Jalan A Yani-Jalan Yohana Godang-Jalan Pangeran Diponegoro) akan ditertibkan, karena tidak mengindahkan faktor keselamatan dan keindahan kota. Kami telah memberikan peringatan kepada mereka. Apabila tidak diindahkan, akan kami tertibkan, tegas Muslimin. Ke depan ujarnya, Pemkot Singkawang selain akan memperhatikan objek bahan yang dipakai dalam pemasangan reklame, juga akan mengkaji kembali baliho yang ukurannya terlalu besar. Mengenai titik pemasangan reklame, Pemkot Singkawang sudah menentukan lokasi-lokasinya, karena Kota Singkawang merupakan kota tujuan wisata, tentunya akan lebih memperhatikan nilai keindahan atau estetika. Kepada pihak swasta yang ingin membangun fasilitas umum, untuk mempercantik kota, pemerintah selalu membuka diri, pungkasnya. (oVa)

singkawang Sepktakuler

Rabu, 16 Maret 2011

Gapoktan Tingkatkan Usaha Pertanian SINGKAWANG. Walikota Singkawang Dr Hasan Karman SH MM menilai Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Karang Intan Kota Singkawang dinilai telah berhasil meningkatkan program pemerintah, khususnya di bidang pertanian. Upaya ini harus ditingkatkan melalui pola kemitraan antara pemerintah, petani dan swasta, sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan petani di Kota Singkawang, harapnya saat berdialog dengan warga Kelurahan Sedau, Kecamatan Singkawang Selatan. Menurutnya, keberhasilan program ini dapat dilihat dari seberapa besar pengembangan usaha tani oleh Gapoktan, untuk memajukan pembangunan pertanian di desanya. Sebagai contoh Gapoktan Karang Intan ini, banyak yang mereka perbuat untuk meningkatkan hasil pertanian masyarakat, ucap Walikota. Ke depan, Hasan Karman berharap gapoktan lain dapat meniru langkah Gapoktan Karang Intan. Sehingga ada

terobosan baru dan pendapatan petani akan makin meningkat. Dengan meningkatnya pendapatan petani, maka tingkat ekonomi masyarakat juga akan semakin meningkat. Warga Sedau, Kecamatan Singkawang Selatan terus berupaya meningkatkan usahanya di bidang pertanian. Hal tersebut dikatakan Ketua Gapoktan Karang Intan, Misda. Dijelaskannya, gapoktan memiliki beberapa kelompok tani yang usahanya bergerak di bidang pertanian. Bantuan dari pemerintah digunakan secara tepat sasaran, sehingga mampu menghidupi atau dapat meningkatkan perekonomian anggota gapoktannya. Kami berusaha keras dalam merealisasikan anggaran agar tepat pada sasaran, yang nantinya akan mampu menghidupi atau meningkatkan taraf perekonomian kelompok masyarakat tani, ungkapnya. Usaha keras tersebut lanjut Misda, juga akan dilakukan pada program

Walikota Singkawang Dr Hasan Karman SH MM berdialog dengan masyarakat di sela panen raya, beberapa waktu lalu

lanjutan Gapoktan Karang Intan, sehingga nantinya bisa menjadi tolak ukur keberhasilan bagi gapoktan di wilayah lain. Sehingga di masa yang akan

datang, pemerintah akan lebih percaya untuk memberikan bantuan kepada gapoktan yang dipimpinya. Kami selalu menjaga kepercayaan yang telah

diberikan pemerintah kepada Gapoktan Karang Intan, karena kepercayaan itu merupakan amanah yang harus dijalankan secara baik dan benar, tegasnya. (oVa)

Minat Baca Pengaruhi Kelulusan UN Meningkatkan Wawasan dan Peningkatan Kepintaran Bangsa SINGKAWANG. Minat baca masyarakat Kota Singkawang, terutama pelajar masih rendah. Ilmu pengetahuan yang mereka kuasai juga minim, karena pelajaran yang diterima hilang begitu saja setelah meninggalkan sekolah. Dampaknya, tingkat kelulusan ujian nasional (UN) yang akan digelar diprediksi ikut merosot. Rendahnya tingkat baca masyarakat dibuktikan dengan Perpustakaan Daerah Kota Singkawang yang tampak sepi pengunjung. Kalau ada, pengunjung pun bisa dihitung. Dan itu biasanya karena mendapat tugas dari guru,

SAMBAS

bukan dari kesadaran sendiri, ucap Halimah, pemerhati pendidikan asal Kota Singkawang. Wanita yang akrab disapa Limah ini mengungkapkan, meningkatnya ilmu pengetahuan dan teknologi menjadi salah satu penyebab minimnya minat baca usia sekolah. Mereka lebih memilih menonton sinetron yang lebih banyak mengajarkan persaingan dan perbuatan yang tidak baik. Ini tentu saja mengkhawatirkan, ungkapnya. Kita semua menyadari, membangun kebiasaan membaca bukanlah pekerjaan yang mudah, tidak hanya cukup dengan membeli buku dan membuat perpustakaan.

Tapi juga bukan pekerjaan yang terlalu sulit untuk dilakukan. Melalui memasyarakatkan perpustakaan dan minat baca, diharapkan menjadi momentum bagi kita semua dalam memberikan motivasi kepada masyarakat untuk membiasakan diri membaca di lingkungan keluarga, sekolah maupun di perpustakaan, tukasnya. Apalagi keberadaan perpustakaan telah diatur dalam Undang-undang (UU) Nomor 43 Tahun 2007 tentang Budaya Membaca. Pasal 4 menyebutkan, perpustakaan bertujuan untuk memberikan layanan kepada pembaca, meningkatkan minat baca dan

memperluas wawasan demi peningkatan kecerdasan bangsa. Tujuan perpustakaan, adalah meningkatkan esensi dan peningkatan, serta meningkatkan wawasan dan peningkatan kepintaran bangsa. Artinya, buku identik dengan perpustakaan, dan perpustakaan identik dengan kecerdasan suatu bangsa. Jika dibandingkan dengan Singapura,mereka ada diurutan keempat dalam literasi baca dunia. Sedangkan minat baca kita, bangsa Indonesia berada diurutan kelima dari bawah.Makanya, kita ingin membangun kecerdasan bangsa, pungkasnya. (oVa)

sambas terigas

Tumpahan Salok

Pekan Panutan SPT PPh Orang Pribadi

Sambas Dapat Hibah Rp 100 M

Bupati: Pajak Dari dan Untuk Rakyat

Ir H Burhanuddin A Rasyid SAMBAS. Kabupaten Sambas mendapatkan hibah dari Austria sebesar Rp 100 miliar untuk pembangunan jembatan. Hibah tersebut bukan bersifat uang, melainkan barang. Begitu dikatakan Bupati Sambas Ir H Burhanuddin A Rasyid saat membuka Pekan Panutan SPT Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi, Selasa (15/3). Tahun ini Kabupaten Sambas mendapatkan hibah dari negara, kata Bupati di hadapan wajib pajak dan undangan. Bupati mengaku sudah dipanggil Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT), karena dana hibah tersebut diberikan untuk 400 lebih kabupaten/kota se-Indonesia. Alhamdulillah Kabupaten Sambas mendapat hibah untuk pembangunan jembatan. Rencananya, jembatan yang akan diusulkan dari dana hibah tersebut terletak di Kecamatan Sejangkung, Sebawi, Tebas dan Kecamatan Pemangkat, tegasnya. Dibeberkan bupati, selain hibah dari Austria, Pemkab Sambas juga mendapatkan bantuan dari Asian Development Bank (ADB) untuk pembangunan jalan negara. Se-Indonesia hanya delapan kabupaten/ kota yang mendapatkan dana ini. Bantuan ini kita berharap dapat meningkatkan ekonomi masyarakat Kabupaten Sambas. Setelah berhasil, masyarakat jangan sampai lupa menunaikan kewajibannya untuk membayar pajak, ingatnya. (edo)

Sukseskan UN SAMBAS. Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalbar mengapresiasi perhatian dan kerja keras seluruh pihak, khususnya pelaku pendidikan dalam menyukseskan penyelenggaraan Ujian Nasional (UN) Tahun 2010. Begitu diungkapkan Kabag Humas, PDE dan Sandi Setda Sambas Zulkifli SP. Dalam surat tersebut ujar Zulkifli, Pemprov meminta pemerintah kabupaten/kota memberikan perhatian serius guna menyukseskan penyelenggaraan UN, serta dukungan dan pembinaan yang telah diberikan kepada peserta didik selama mengikuti UN bisa lebih dimaksimalkan. Supaya peserta didik bisa siap menghadapi UN, katanya dalam rilis resminya, Senin (14/3) lalu. Dikatakannya, hasil kelulusan yang telah dicapai pada tahun 2010 memang belum begitu memuaskan dan masih di bawah dari rata-rata standar kelulusan yang telah ditetapkan. Bahkan, ada beberapa sekolah secara kasusistik, baik pada jenjang pendidikan SLTP maupun SLTA di Provinsi Kalbar memiliki pencapaian angka kelulusan 0 persen. Seluruh peserta didik harus mengikuti UN ulangan, diupayakan tahun 2011 ini lebih ditingkatkan lagi, ungkapnya. (edo)

Bupati Sambas Ir H Burhanuddin A Rasyid foto bersama muspida dan Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Singkawang. Inset Bupati membayar SPT tahunan.

S AMBAS . Kekuatan negara dan pemerintahan ada di tangan rakyat. Makanya, aparatur pemerintah wajib memberikan pendapatnya berupa pajak penghasilan (PPh). Sebab kata Bupati Sambas Ir H Burhanuddin A Rasyid, pajak berasal dari dan untuk rakyat. “Jika negara mau kuat harus mengutamakan hak rakyat, tapi kewajiban untuk membayar pajak harus diprioritaskan, karena semua pembangunan, termasuk pengaspalan jalan untuk rakyat. Makanya ada pameo yang mengatakan semua dari rakyat, untuk rakyat dan kembali ke rakyat,” kata Burhanuddin saat membuka Pekan

Panutan Penyampaian SPT Tahunan PPh Orang Pribadi Tahun 2011, Selasa (15/3). Di tempat yang sama, Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Singkawang Rachmat Yanuar dalam sambutannya menjelaskan, pekan panutan penyampaian SPT tahunan PPh orang pribadi tahun pajak 2010 yang dilaksanakan serempak di seluruh Indonesia, merupakan kegiatan tahunan yang selalu dilakukan Direktorat Jenderal Pajak. “Pajak merupakan salah satu sumber penerimaan negara yang penting, karena kontribusi penerimaan pajak dalam APBN selalu meningkat setiap tahun. Kita berharap dari pajak

dapat mencapai kemandirian dalam pembangunan, sehingga kita tidak selalu berharap pada pinjaman luar negeri,” jelas Rachmat pada kegiatan yang dipusatkan di Terminal Sambas. Menurut Rachmat, dengan penerimaan pajak tentunya kita dapat menikmati berbagai macam fasilitas publik seperti jalan, jembatan, keamanan, pertahanan, subsidi pendidikan, kesehatan, listrik, bahan bakar minyak (BBM) serta fasilitas dan prasarana lainnya. “Salah satu indikatornya, ialah upaya pencapaian penerimaan pajak dalam peningkatan kepatuhan wajib pajak, yang dituangkan dalam SPT tahunan PPh,” ungkapnya.

Dikatakan Rachmat, jumlah wajib pajak yang terdaftar di KPP Pratama Singkawang sampai hari ini mencapai 51.349. Jumlah tersebut tersebar di Kota Singkawang, Kabupaten Sambas dan Kabupaten Bengkayang. Dari jumlah tersebut, sebanyak 11.900 wajib pajak atau 23 persen berasal dari Kabupaten Sambas. Sedangkan yang melaporkan SPT tahunannya lebih dari 60,37 persen. “Angka tersebut telah melebihi target tahun 2010 sebesar 55 persen. Artinya ada pencapaian 10 persen lebih tinggi dari target yang diberikan,” paparnya. Tahun 2011 ini lanjutnya, target kepatuhan penyampaian SPT PPh yang

diberikan kepada KPP Pratama Singkawang sebesar 62,5 persen. Untuk bisa mencapai target tersebut, ia mengharapkan masyarakat Kabupaten Sambas dapat mendukung peningkatan target ini. Oleh karena itu, ia mengimbau masyarakat menyampaikan SPT tahunan PPh secara benar, jelas dan lengkap selambat-lambatnya 31 Maret 2011. Sedangkan untuk SPT tahunan PPh wajib pajak orang pribadi selambat-lambatnya tanggal 30 April 2011. “Untuk penyampaian wajib pajak badan dapat dilakukan dengan menyerahkan langsung ke Kantor Pelayanan Pajak Pratama, atau penyuluh perpajakan (KP2KP) terdekat,” imbaunya. (*/edo)

Amankan Angkutan Air Selama Kampanye S A M B A S . Pengamanan selama kampanye Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Kabupaten Sambas tak hanya di darat. Sebagai daerah yang terpisahkan dengan perairan, pengamanan terhadap angkutan air juga harus menjadi perhatian. Terutama Polisi Air dan Udara (Airud) dan Tim SAR khususnya di lokasi penyeberangan. Pengamanan ini dilakukan agar

mobilisasi massa kampanye bupati dan wakil bupati yang harus menyeberangi sungai menggunakan motor air dapat berjalan aman, ungkap Wakil Ketua DPRD Sambas Drs Ramzi kepada Equator, Senin (14/3). Menurut Abah Ramzi sapaan akrab legislator PAN ini menjelaskan, banyak lokasi kampanye pasangan calon bupati dan wakil bupati yang bertarung pada Pemilukada Sambas

dengan menyeberang sungai, seperti Kecamatan Jawai, Jawai Selatan, Tekarang, Teluk Keramat, Tangaran dan Kecamatan Paloh. Ini yang harus kita perhatikan. Apalagi beberapa hari ini sering terjadi hujan dan angin kuat, dikhawatirkan berbahaya bagi angkutan sungai yang membawa massa simpatisan kandidat Pemilukada Sambas, saran Ramzi. Menurut Ramzi, harus ada penam-

bahan personil untuk mengawasi jalur sungai, karena sering lupa diperhatikan, padahal sangat penting. Sebab, sekecil apapun musibah pada pemilukada akan berdampak besar dalam pelaksanaannya. Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, sudah seharusnya ini menjadi pertimbangan kita bersama, katanya. Ramzi berharap tidak terjadi hal-hal

yang tidak kita inginkan, tetapi hal ini harus menjadi perhatian semua pihak. Massa simpatisan kandidat pemilukada yang akan menghadiri kampanye agar mengikuti aturan yang ditentukan. Jika menyeberang sungai berhati-hatilah, dan kepada petugas keamanan diharapkan ini bisa menjadi pertimbangan, sehingga apa yang kita khawatirkan tidak akan terjadi, pungkasnya. (edo)


12 Jasa Angkutan Mandek Sintang. tingginya harga BBM di tingkat eceran membuat para pemilik long boat (perahu panjang, red) memilih diam di rumah. Sebab untuk sekali beroperasi setidaknya dibutuhkan dana sebesar Rp250 ribu. Besarnya biaya operasional yang lebih besar dari penghasilan, jelas memberatkan para pemilik long boat. Apalagi para pengguna jasa akan pergi, bila pemilik long boat menaikkan tarif angkutan. Minyak mahal, kita tidak bisa kerja, ungkap Atot Samiun, Warga Kelurahan Kapuas Kiri Ilir (KKI) pada Equator.Atot mengatakan, sementara waktu terpaksa memilih berdiam di rumah. Kalau memang dipaksakan, mereka malah akan mengalami kerugian yang cukup besar. Sebab dalam satu hari beroperasi, setidaknya dibutuhkan sebanyak 10 liter premium.Sementara disisi lain, melonjaknya harga BBM di tingkat eceran hingga menembus angka Rp25 ribu perliter jelas sangat memberatkan para pemilik long boat. Kalau mau bekerja artinya harus punya uang Rp250 ribu dulu, jelasnya. Diakui Atot pula, dengan tarif satu penumpang sebesar Rp3 ribu, jelas tidak dapat menutupi seluruh biaya operasional yang dikeluarkan dirinya dalam sehari. Kalau beroperasi jelas memerlukan rokok dan makan. Biaya itu masih belum termasuk beli BBM. Sementara penghasilan belum tentu sampai dengan jumlah yang kita keluarkan, keluhnya.Pantauan Equator di lapangan, para pengecer menjual minyak per liter hingga Rp25 ribu. Kalau gini terus sangsot. Bagaimana mau ngantar Koran. Penghasilan dengan pengeluaran tidak sebanding, keluh Erlis, salah seorang loper Koran. (din)

Wajib Ikuti Protokoler SINTANG. Kabag Informasi dan Komunikasi (Inforkom) Setda Sintang, Ade Hermanto SH mengatakan, setiap kegiatan pejabat Negara wajib diprotokoler. Hal itu berdasarkan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2010, dalam pasal 9, 10 dan 11. Jadi, kalau protokoler mengatur acara, bukan karena kemauan pribadi. Tapi sudah menjadi sebuah aturan. Protokoler dilindungi Undang-undang, tegasnya. Dijelaskan Manto, panggilan akrab pria ini, protokoler berperan dalam pengaturan acara pejabat Negara. Protokoler bertugas mengatur dari mulai tata tempat, tata cara dan tata kehormatan. Karena berdasarkan Rapat Koordinasi (Rakor) di Jakarta, selama tiga hari, dari mulai tanggal 6-8 Maret lalu, urutan pejabat di daerah dimulai dari Bupati, Wakil Bupati, Sekda dan Muspida. Urutan ini juga bertujuan untuk mengatur tempat duduk. Setelah Bupati dan Wakil Bupati, dilanjutkan dengan Sekda, baru setelah itu Muspida, terangnya. Hal itu, lanjut Manto, berdasarkan golongan kepangkatan. Karena, bila dilihat dari struktur kepangkatan pejabat di daerah, jabatan Sekda lebih tinggi ketimbang Muspida. Jabatan Sekda itu golongan II A, sementara Muspida di daerah paling tinggi II B. Maka dalam pengaturan tempat, Sekda urutan ke tiga setelah Bupati dan Wakil Bupati, baru Muspida. Tapi yang jelas, semua pejabat ini duduk di ruangan VIV, bila kegiatan yang dilangsungkan dalam ruangan VIV, kata Manto. (din)

sintang raya

Rabu, 16 Maret 2011

Sikapi Carut-Marut BBM

Pemkab Tetapkan HET Sintang. Menjawab keresahan masyarakat terkait meroketnya harga jual BBM jenis premium, Bupati Sintang, Drs Milton Crosby MSi menerbitkan surat edaran tentang penetapan Harga Eceran Tertinggi (HET) bagi kios atau pengecer dipinggir jalan. Berdasarkan surat edaran nomor 541/0515/INDAGKOP-C, tertanggal 14 Maret 2011, eceran tertinggi di Kecamatan Sintang dan kecamatan lainnya Rp5,5 ribu perliter, terkecuali Kayan Hilir, Dedai, Rp6 ribu, Kayan Hulu, Ketungau Tengah, Serawai, Rp6,5

ribu, Ketungau Hulu dan Ambalau Rp7 ribu. Menindaklanjut i surat itu, Pemkab Sintang membentuk tim gabungan bersama Polres Sintang, melakukan sosialisasi HET pada para pengecer, Selasa (15/3). Tim terdiri Satpol PP, Disperindagkop dan UKM serta Dinas Perhubungan yang berjumlah sedikitnya 20 orang ini bergerak sekitar pukul 10.00, dari Kantor Bupati Sintang. Hari ini sosialisasi kita lakukan agar tidak ada lagi pengecer menjual di atas HET, ungkap Kepala

Satpol PP Sintang, Drs Mathius Siong MSi, pada Equator. Diutarakan Siong, sosialisasi ini merupakan langkah awal untuk mengatur carut-marut BBM, terutama jenis premium. Tindak lanjut dari sosialisasi ini, tim akan kembali turun untuk melakukan penertiban kios. Kita sosialisasikan HET dululah. Nanti, bertahap baru penertiban kios, ujarnya. Setelah dilakukan sosialisasi ini, bila masih ada eceran diluar HET, kita akan panggil pemilik kios itu. Kita juga minta masyarakat

melapor bila ada penjualan diatas HET, tambah Siong. Tim juga melakukan pemantau ke sejumlah SPBU. Tujuannya untuk melakukan cross check apakah masih ada pihak yang ngantri menggunakan tangki-tangki siluman. Terpisah, Ketua LSM Telapak, Bahtiarni, menyambut baik adanya sikap tegas berupa penentuan HET dari Pemkab Sintang. Namun, wanita yang akrab dipanggil Ani ini meminta, dalam menindaklanjuti surat edaran tersebut, Pemkab Sintang juga

harus gencar melakukan sosialisasi terkait perizinan. Tujuannya, agar masyarakat yang ingin berusaha lebih paham, tegasnya. Ani menyarankan, Pemkab Sintang segera mengumpulkan para pemilik kios atau pengecer, baik yang memiliki izin maupun tidak, untuk diberikan peng arahan tentang tata cara serta prosedur tentang mengurus izin. Langkah ini perlu, agar masyarakat biasa juga bisa berusaha. Jadi, tidak hanya orang-orang tertentu saja yang bisa memiliki izin, ujarnya. (din)

Harga Bensin Rp 25 Ribu per Liter

Pasok ke SPBU Hanya Delapan KL per Hari SINTANG Krisis bahan bakar di Kabupaten Sintang semakin mengkhawatirkan. Harga tertinggi bensin menembus harga Rp 25 ribu. Jika tidak segera diatasi kemungkinan dalam kurun waktu beberapa hari ke depan bisa menembus harga Rp 30 ribu ke atas. Pemilik SPBU ternyata turut mengeluh pasokan yang datang ke SPBUnya hanya 8 kl perhari. Dalam itunga dua jam saja, stock ludes terjual. Untuk hari ini harga bensin sudah 25 ribu, kemungkinan besok bisa sampai 30 ribu perliter, keluh masyarakat Kelam Permai Dahries Kristian, pada Equator kemarin. Menurutnya, sudah be berapa bulan terakhir ini, harga bensin eceran di kios di Kecamatan Kelam Permai terus mengalami kenaikan. Dahries mengaku, banyak masyarakat termasuk dirinya mengeluh kelangkaan bensin ini. Bukan saja karena harganya mahal, namun bensin juga susah dicari, keluhnya. Dahries, meminta pemerintah kabupaten segera memperhatikan kondisi krisis BBM yang sangat meresahkan masyarakat ini. Kondisi ekonomi yang sulit ini, semakin membuat masyarakat susah. Karena itu, kita berharap pemerintah daerah dapat mencarikan solusi bagi kami masyarakat kecil,

tambahnya. Dikatakannya, melihat bertaburnya kios-kios kecil pinggir jalan di kawasan ibu kota Sintang, menandakan bahwa pemerintah daerah tidak memiliki kekuatan untuk menertibkannya. Padahal saat ini terjadi krisis listrik. Parahnya bensin

yang dijual di kios-kios merupakan bensin subsidi, yang semestinya dijual dengan harga subsidi sebesar Rp 4500 perliter. Namun fakta di lapangan bensin dijual dengan harga Rp 15 ribu‒Rp 25 ribu perliter. Ini menunjukkan bahwa pemerintah kita tidak punya wibawa

lagi dimata masyarakat. sudah banyak masyarakat yang mengeluh ternyata tidak ada tindak lanjut dari pemerintah. Kios liar semakin menjamur, artinya mereka sudah tidak lagi takut dengan pemerintah, ucapnya. Lebih lanjut dirinya berharap agar pemerintah segera melakukan penertiban kios-kios liar dan mencari solusi agar tidak terjadi lagi krisis bensi di daerah ini. Saat ini harga bensin mahal membuat kita semakin sulit. Mana saat ini harga karet sudah turun, ini membuat kita sangat berharap pemerintah segera mengatas persoalan ini, ujarnya. Terpisah, Gunawan pemilik SPBU Tugu Bujang Beji mengaku saat ini pasokan bahanbakar bensin ke SPBU miliknya memang terbatas dan tidak seperti biasanya. Minimnya pasokan tersebut turut merepotkan pihaknya dalam melayani pelanggan yang antri di SPBU. Dalam kurun tidak lebih dari beberapa jam sama, stock bensin yang baru dikeluarkan dari mobil tangki sudah ludes terjual.

Biasanya kita di pasok sekitar 40 kilo liter. Tapi sekarang hanya 8 kilo liter saja, akunya, pada sejumlah wartawan usai mengikuti Rakor krisis BBM, di ruangan wakil bupati, kemarin. Sementara Kapolres AKBP Firli R Samosir, yang dijumpai usai mengikuti rakor mengungkapkan, pihak kepolisian siap melakukan penertiban terkait pengantrian bensi di SPBU. Kepolisian akan melakukan rajia tangki modiďŹ kasi (tangki siluman) baik itu mobil maupun sepeda motor. Besok, setelah diterbitkan SK bupati, terkait penertiban pengantrian bensin, kita akan langsung turun ke lapagan, menertibkan tangki motor maupun mobil yang dimodif, ucapnya. Tidakhnya itu, menurut Firly hasil rakor kemarin juga menentukan harga eceran tertinggi (HET) penjualan bensin di tingkat kios pengecer. Untuk harganya HET nya kita lihat saja besok. Itu keputusan pemerintah, ujarnya. Terkait dengan penertiban mobil dan motor dengan tangki modiďŹ kasi, pihak Polres akan menindaknya dengan peraturan kendaraan bermotor. Jika ada yang dimodif, kita akan kenakan tilang tentang kendaraan bermotor. Jadi intinya kita siap lakukan penertiban, janjinya. (dri)

melawi membangun Sosialisasi dan Edukasi Konversi Mita NANGA PINOH. Program nasional tentang konversi Minyak Tanah ke elpigi 3 kilogram kini mulai disosialisasikan. Tahap awal sosialisasi dan edukasi dilakukan di tingkat kabupaten, tepatnya di Kantor Pemkab Melawi, Selasa (15/3). Yang hadir dalam sosialisasi dan edukasi tersebut, wakil bupati Melawi, camat-camat serta para kepala desa. Pembukaan sosialisasi tersebut dibuka langsung oleh Wakil Bupati Melawi, Panji SSos. Dalam sambutannya Panji mengatakan, sosialisasi atau peralihan tersebut bukan hal yang mudah, perlu waktu yang cukup lama. Sebab masyarakat pada dasarnya lebih banyak memilih alat yang digunakan biasanya. Namun kita berharap penggunaan elpiji ini bisa segera dipahami masyarakat dan terlaksana dengan baik. Sabab bagaimanapun elpiji ini merupakan alat pengganti untuk dari minyak tanah, ungkapnya. Permasalahan dalam konversi mita ke elpigi 3 kg tersebut bukan terletak pada tempat alat masak seperti kompor. Namun terletak pada lampu penerangan. Masih banyak desa yang belum merasakan penerangan listrik dan menggunakan lentera atau pelita sebagai penerang. Sedangkan pelita tersebut menggunakan bahan bakar minyak tanah. Sementara Lembaga Pengabdian Kepada Masyarakat (LPKM) Untan, Drs Agusmanto MSi, selaku petugas yang mensosialisasikan masalah konversi Mita ke elpigi 3 kg, mengatakan sosialisasi di tingkat kabupaten merupakan tahap awal. Untuk selanjutnya akan disosialisasikan ke tingkat kecamatan hingga ke desa-desa. (ira)

Antisipasi SMS Pencari Korban Terus Digencarkan NANGA PINOH. Isu SMS pencari korban yang masih sering terdengar terus digalakkan. Pemerintah Kecamatan Nanga Pinoh mengumpulkan para kepala desa serta tokoh masyarakat, untuk kembali menegaskan bahwa isu SMS pencari korban tidak benar, Selasa (15/3). Acara yang dipimpin Camat Nanga Pinoh Drs M Midi Amin, didampingi Kapolsek Nanga Pinoh AKP Dwi Karno tersebut, mengimbau agar segenap warga Kecamatan Nanga Pinoh, untuk tidak terpengaruh dengan maraknya SMS beredar di masyarakat itu. Isu SMS tersebut tidak benar. Bagi masyarakat yang mendapat SMS tersebut diminta untuk tidak mengirimkan atau menyebarluaskan kepada orang lain, pinta Midi. Lebih lanjut, Midi meminta kepada masyarakat, apabila menemukan kejanggalan atau hal yang mencurigakan orang aneh di lingkungan tempat tinggal. Masyarakat diminta untuk tidak main hakim sendiri. Jika masyarakat menemukan orang aneh serta mencurigakan gerak-geriknya, masyarakat diharapkan melaporkannya ke pihak yang berwajib. Jangan sampai main hakim sendiri tanpa ada kejelasannya, pungkasnya. (ira)

Harga Bensin Rp 25 Ribu per Liter

Harga Bensin Selangit NANGA PINOH. Apes betul nasib warga Melawi. Pasalnya, di saat harga karet anjlok hingga 60 persen, dari Rp20 ribu lebih per kilogram menjadi Rp10 ribu. Lebih parah lagi, warga mesti dihadapkan pada mahalnya harga bensin. Di Kecamatan Ella Hilir harga bensin mencapai Rp20 ribu perliter. Sementara di Pinoh Utara harga bensin mencacah harga Rp17 ribu. Di Nanga Pinoh saja harga bensin sudah Rp15 ribu perliternya. Bayangkan, kepala siapa yang tidak pusing dengan kondisi ini. Hingga itu, Pemkab wajib turun tangan. Harga bensin murni di Pinoh Utara mencapai Rp15 ribu. Kalau campur untuk speed 2 PK (tenaga kuda, red) itu mencapai Rp17 ribu perliternya. Kalau kondisi seperti ini berterusan bisa sangsot (bermasalah, red), kata warga Pinoh Utara, Syahrani, kemarin (15/3). Kondisi seperti ini, ungkap Syahrani sangat membebankan warga Pinoh Utara. Lantaran bagi mereka yang bekerja dengan kendaraan mesti mengeluarkan dana tiga kali lipat. Sementara penghasilan bukannya tidak bertambah. Dia pun mencontohkan, bagi pekerja penyeberangan dengan speed 2 PK, mereka harus mengeluarkan dana tiga kali lipat. Sementara penghasilan mereka tetap. Sebab, jumlah orang yang menggunakan jasa mereka tidak bertambah. Kasihan sama mereka yang bekerja dengan bahan bakar. Ada tambahan pengeluaran untuk berproduktifitas. Sementara penghasilan mereka tidak bertambah. Di sisi lain, dapur mesti berasap, ulasnya. Terpisah, warga Ella Hilir dihubungi via seluler mengungkapkan harga bensin

Muhammad Ridho Mawardi/Equator

Distribusi BBM di Kota Pontianak memang sudah kembali normal, namun di daerah yang terbentang dari utara Kalbar (Sambas dan sekitarnya) sampai kawasan Melawi (Nanga Pinoh dan sekitarnya) masih susah dicari. HET bensin seliter di pengecer di Kota Singkawang Rp7 ribu sedangkan di Sambas Rp 6 ribu, namun Pemkab Melawi belum menetapkan HET bensin.

di Ella Hilir mencapai Rp20 ribu satu liter. Luar bisa harga bensin sampai Rp20 ribu. Matilah! keluhnya. Lantas ditegaskannya, pemerintah kabupaten mesti turun tangan. Caranya menetapkan harga eceran tertinggi (HET). Sebab, tanpa harga HET pengecer semaunya menaikkan harga bensin.

Apapun alasannya pemerintah harus turun tangan. Sebab kenaikan harga bensin sudah tidak masukan akal. Sebab, bagaimanapun kenaikan harga bensin ini berkaitan dengan perekonomian masyarakat secara menyeluruh, ulasnya. Selain itu, Aspar meminta pada pihak SPBU untuk mendistribusikan bensin se-

cara adil. Jangan hanya memberikan bensin pada pengecer saja. Namun, warga yang mengkonsumsi bensin secara pribadi mesti diutamakan. Jangan sampai ada diskriminasi dalam pembagian bensin. Jangan sampai muncul kecurigaan di kalangan masyarakat bahwa ada kongkalikong antara pengecer dengen pengelola SPBU, ulas Aspar. (aji)

Bensin Meroket, Warga Menjerit Nanga Pinoh. Harga Premium di Melawi beberapa hari terakhir ini menunjukkan kenaikan yang cukup tinggi. Hal tersebut membuat masyarakat menjerit. Harga yang terlihat saat ini, di tingkat pengecer harga perliternya sudah menginjak Rp16 ribu. Menanggapi masalah tersebut, Ketua Adat Dayak Melawi Melawi, Themotius Udin selaku masyara-

kat meminta pemerintah daerah (Pemda) segera menetapkan harga eceran tertinggi (HET) di tingkat pengecer. Hal tersebut dikarenakan harga premium di tingkat pengecer sekarang dinilai sudah sangat memberatkan masyarakat. Pihak pemerintah juga diupayakan membentuk tim untuk mengawasi SPBU. Karena terindikasi ada permainan di dalamnya. Salah satu

yang terlihat, yakni harga premium di SPBU untuk para pengecer dikenakan Rp4.600,-. Sedangkan pengisi umum Rp4.500,-. Hal tersebut membuat keuntungan Rp100,- rupiah untuk pihak SPBU, terangnya. Pihak SPBU terkesan lebih mengutamakan para pengantri daripada umum. Pasalnya, dengan mengisi para pengantre, pihak SPBU bisa mendapatkan harga lebih yakni

Rp100,-. Itu yang membuat SPBU terindikasi bermain di dalamnya. Berapa banyak keuntungan yang mereka dapatkan jika mereka menjual ke pengantre. Untuk itu harus segera ada tim khusus mengawasi SPBU tersebut. Pihak yang mengawasi harus benar-benar mengawasi, jangan sampai ikut bermain pula, paparnya. Sementara Camat Nanga Pinoh,

Drs M Midi Amin berjanji akan segera mengajukan surat ke instansi terkait, dalam hal ini Disperindag. Agar segera menetapkan HET untuk bensin. Masalah ini akan kita bawa ke Rapat Kerja Muspika Kecamatan Nanga Pinoh besok. Segera kita buatkan surat usulan ke instansi terkait, tukasnya mengakhiri. (ira


13

uncak kapuas KAPUAS HULU

Membangun Bumi Kapuas Hulu

Rabu, 16 Maret 2011

Bupati Bobol Gawang Spirit 2-0 KEDAMIN. Dua gol sekaligus disarangkan oleh striker andalan Tim Pemkab Kapas Hulu, AM Nasir yang merupakan Bupati Kapuas Hulu pada menit 10 dan 27. Dengan hasil tersebut, Pemkab Kapuas Hulu lolos ke babak berikutnya. Sementara Spirit masih harus melewati batu sandungan. Langkah tim Spirit untuk melenggang mudah ke babak penyisihan terganjal sudah. Tim yang sejak awal dielu-elukan para supporternya ini di laga perdananya,

harus menelan kekalahan telak dari tim Pemkab Kapuas Hulu 2-0. Kita mengakui keunggulan tim Pemkab Kapuas Hulu, Pak Nasir yang merupakan striker andalan Pemkab Kapuas Hulu, ungkap salah seorang pemain Tim Spirit usai pertandingan, kemarin. Laga antara Pemkab versus Spirit pada Minggu kemarin berlangsung ketat dan alot. Kedua tim yang sama-sama bermaterikan pemain berkualitas bermain lama, cukup hati-hati sejak peluit

pertama dibunyikan wasit yang memimpin laga. Gempuran silih berganti dilancarkan kedua tim. Namun serangan lebih dominan dikuasai oleh Pemkab yang berisi tiga pemain Divisi Utama. AM Nasir, H Hasan M, dan Dini Ardianto. Dua gol sekaligus merupakan koleksi AM. Nasir yang berhasil disarangkan di gawang Spirit pada babak pertama. Sementara di babak kedua, baik Pemkab maupun Spirit sama-sama memiliki peluang besar namun tidak dimanfaatkan secara

baik. Serangan yang dibangun dari bawah tidak membuahkan hasil. Ketinggalan 2-0, membuat Spirit mulai bermain terbuka. Pergantian pemain pun mulai dilakukan Spirit. Kendati peluang sering tercipta dari kedua kubu, tapi gagal diselesaikan dengan baik. Begitu pula dengan sebaliknya, beberapa counter attack yang dilancarakan Pemkab ini selalu gagal untuk menambah pundi-pundi gol. Hingga laga tersebut usai skor 2-0 untuk kemenangan Pemkab

Kapuas Hulu. Ketua panitia pelaksana Rajuliansyah mengatakan kalau kegiatan ini merupakan pertama kalinya yang digulirkan warga Kedamin Kecamatan Putussibau Selatan. Hasilnya 21 club ambil bagian dalam kompetisi tersebut. Mereka terdiri dari instansi pemerintahan dan swasta, perusahaan dan masyarakat dari berbagai RT dan Dusun. Rajuli mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat atas bantuan dan partisipasinya yang

diberikan kepada pihak panitia. Tanpa partisipasi dan dukungan masyarakat dan pemerintah daerah mustahil acara ini bisa terlaksana, katanya. Menurut Rajuli, tujuan dilaksanakan kegiatan ini tak lain hanya ingin mengolahragakan masyarakat, menumbuhkan silaturahmi bersama masyarakat, kegiatan ini juga sebagai motivasi bagi masyarakat khususnya bagi kaum muda. Kami juga ingin merangsang anak-anak muda khususnya Putussibau untuk berprestasi

di bidang olahraga sepakbola, ujarnya. Tujuan lain kata Rajuliansyah juga sebagai ajang bernostalgia bersama mantan-mantan pemain yang dulu pernah berjaya di Kapuas Hulu. Para pemain yang akan berlaga di U-34 ini merupakan pemain-pemain yang dulu pernah mengharumkan nama Kapuas Hulu di kancah nasional, mereka sebagian besar adalah mantan pemain PSKH, tutur Rajuli yang juga Anggota DPRD Kapuas Hulu ini. (lil)

Tumbuhkan Kesadaran Membayar Pajak Bupati Buka Forum SKPD

Dari kiri Ketua DPRD Kapuas Hulu, Ade M. Zulkii, Bupati Kapuas Hulu, AM. Nasir, Sekda, H. Muhammad Sukri dan Kepala Kantor Pelayanan Perpajakan (KPP) PUTUSSIBAU. Kemajuan dan perkembangan negara ini tak terlepas dari kesadaran warganya dalam membayar pajak. Pajak dibayar guna kepentingan Negara Indonesia sendiri seperti untuk pembangunan daerah dari Sabang hingga Maraoke. Kami meminta kesadaran seluruh masyarakat akan pentingnya membayar pajak bagi kesinambungan pembangunan daerah, kata Erna Sulistiawati, Kepala Kantor Pelayanan Perpajakan (KPP) Pratama Sintang, pada acara Pekan Pelaksanaan Panutaan Penyampaian SPT Tahunan oleh KPP Pratama Sintang dan Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Putussibau di halaman kantor Bupati Kapuas Hulu, Selasa (15/3) pagi kemarin. Menurut Erna Sulistiawati, pajak

selama ini sebagai tulang punggung negara. Sebanyak 80 persen pendapatan negara berasal dari sektor perpajakan. Untuk itu diperlukan peran serta masyarakat dan pemerintah daerah untuk membangun negara dengan membayar pajak secara tepat waktu, ajak Erna di depan Bupati, Sekda, Muspida dan beberapa pimpinan SKPD serta pengusaha. Untuk KPP Pratama Sintang yang meliputi Kapuas Hulu, Melawi dan Sintang sudah melampui target sebanyak 106 persen. Terhitung sejak KPP Pratama Sintang terbentuk jumlah wajib pajak meningkat secara signiďŹ kan. Dan terkait dengan PBB sektor pedesaan dan perkotaan tahun 2014 sudah harus dikelola Pemerintah Daerah, tegasnya. Untuk kemajuan sektor per-

pajakan dirinya mengaku selalu menerima masukan dari semua lapisan masyarakat untuk perbaikan dan koreksi kepada lembaganya. Kami akan terus menerima saran dan kritik yang sifatnya membangun bagi lembaga kami, jelasnya. Sementara Bupati Kapuas Hulu, AM. Nasir menegaskan kalau selama ini banyak orang mau membayar pajak, tetapi belum tentu bisa dijadikan panutan. Untuk itu dia mengimbau kepada pejabat pemerintah daerah dan Muspida diharapkan menjadi teladan bagi warga untuk membayar pajak. Di mana penyampaian SPT bersama-sama oleh pimpinan itu diharapkan dapat diikuti oleh seluruh warga masyarakat yang menjadi wajib pajak. Baik mereka yang bekerja di instansi pemerintahan, swasta

atau masyarakat umum yang penghasilannya di atas penghasilannya tidak kena pajak (PTKP), katanya. Tahun lalu sektor PBB di Kapuas Hulu menargetkan 120 persen dan itu kata Nasir sudah melampaui target. Pajak merupakan hal penting dan harus dijalankan semua orang. Guna terciptanya pemerataan pembangunan bagi masyarakat itu sendiri. Saya selaku bupati, sekda, kepala dinas dan Muspida harus bisa menjadi panutan pajak bagi masyarakat, ujarnya. Sementara pajak bumi dan bangunan merupakan sektor penghasil pajak, meskipun pendapatannya tidak sebesar penghasil pajak lain. Saya berharap sektor penerimaan pajak lainnya bisa melampaui batas. Kalau tahun lalu pajak penerimaan PBB melampaui target saya berharap pajak dari sektor lainnya bisa melampaui target, harapnya. Sementara surat pemberitahuan tahunan pajak penghasilan (SPT tahunan PPh) merupakan sarana bagi wajib pajak untuk melaporkan serta mempertanggungjawabkan perhitungan dan atau pembayaran pajaknya dengan baik dan benar sesuai dengan sistem self assessment. Dalam sistem ini wajib pajak diberikan kepercayaan untuk menghitung, menyetor dan melaporkan besarnya jumlah pajak penghasilannya sendiri. Dan jika terdapat yang masih kurang dibayar, maka harus dilunasi terlebih dahulu sebelum SPT tahunan PPh disampaikan atau dilaporkan, katanya. (lil)

PUTUSSIBAU. Untuk mempertemukan isu sektoral yang menjadi garapan masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) kemarin, Forum SKPD menggelar pertemuan di aula Bappeda Kapuas Hulu. Bupati Kapuas Hulu, AM.Nasir kemarin membuka acara tersebut secara resmi. M e n u r u t Ke p a l a B a p p e d a Kapuas Hulu, H Tatang Suryadi, Forum SKPD merupakan forum koordinasi antarpelaku pembangunan untuk membahas prioritas program dan kegiatan pembangunan hasil Kegiatan Musrenbang kecamatan dengan SKPD, serta menyusun dan menyempurnakan Rencana Kerja SKPD (Renja SKPD) yang tata cara penyelenggaraannya difasilitasi oleh SKPD terkait. Proses perencanaan par-

tisipatif merupakan proses perencanaan atas bawah (top down) dan bawah atas (bottom up) yang diselaraskan melalui musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) di tingkat desa, kecamatan, kabupaten dan provinsi serta nasional, kata Tatang. Sementara Musrenbang katanya, merupakan instrumen proses perencanaan pembangunan. Sehingga secara teknis berbagai keputusan dalam pelaksanaan pembangunan dirumuskan secara bersama dan dilaksanakan sesuai dengan jenjang pemerintahan. Salah satu tahapan dalam proses perencanaan pembangunan daerah adalah Forum SKPD. Forum ini cukup strategis karena mempertemukan kelompok masyarakat sektoral dan spasial. Dan dalam forum ini dilakukan penyelarasan usulan

antara hasil-hasil Musrenbang kecamatan dengan Draf Rencana Kerja SKPD, serta memberikan kesempatan kepada kelompok sektoral untuk memberikan masukan dan usulan kegiatan yang dinilai mampu mengatasi persoalan yang ada di sektor, katanya lagi. Menurut Bupati, forum gabungan SKPD yang dilaksanakan ini merupakan salah satu dari keseluruhan rangkaian kegiatan perencanaan pembangunan daerah yang terintegrasi dengan perencanaan pembangunan nasional. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa kebijakan pembangunan daerah Kapuas Hulu merupakan sub sistem dan bagian integral yang tak terpisahkan dari pembangunan Provinsi Kalbar dan pembangunan nasional pada umumnya, terang Nasir. (lil)

Travel

Adelia Sport

RIFKI

Boutique

Menyediakan Busana Muslim pria maupun wanita Parfum berbagai merk Jilbab Mukena Peci Pakaian Anak Tas Wanita Aksesoris Jam tangan Bed Cover Tas Pesta

Melayani Antar Jemput

Setiap Hari

Pontianak - Putussibau (15.00/16.00)

Wandi 085650820539 081257268839

bumi daranante Kabupaten Sanggau Membangun

Gencarkan Jumat Bersih SANGGAU. Keinginan Pemkab Sanggau mengembalikan citra sebagai kabupaten bersih kian gencar dilangsungkan, salah satunya menggelar Jumat bersih setiap pekan. Tahap pertama, pelaksanaan Jumat bersih menggerakkan para pegawai di lingkungan Pemkab Sanggau. Program ke depan kita akan terus menggalakkan gerakan Jumat bersih. Selain itu juga melakukan penghijauan dengan membuat dan merehab taman-taman kota, ujar Yohanes Ontot, Kepala Badan Lingkungan Hidup, Kebersihan dan Pemadam Kebakaran (BLHKPK) belum lama ini. Diutarakan Ontot, program jumat bersih kedepan jelas memerlukan partisipasi aktif dari semua lapisan masyarakat. Baik yang tinggal di ibukota Kabupaten mau pun pelosok desa. Gerakan ini sangat penting. Karena kebersihan begitu bermanfaat bagi manusia, terutama lingkungan tempat tinggal masing-masing, tegasnya. Supaya gerakan jumat bersih bisa mengakar, Ontot mengakui, pihaknya akan melangsungkan sosialisasi pada masyarakat. Terkait betapa pentingnya kebersihan lingkungan bagi kehidupan manusia. Salah satunya, kita akan meningkatkan sosialisasi kepada masyarakat. Bagaimana pun kebersihan lingkungan jelas harus terjaga. Karena erat kaitannya dengan kesehatan, pungkasnya. (SrY)

Segera Gelar Pameran Pembangunan SANGGAU. Besarnya potensi yang dimiliki daerah mestinya diikuti dengan eksposes. Langkah ini dinilai banyak pihak penting, sebagai sarana menyampaikan informasi kemajuan daerah pada seluruh lapisan masyarakat dan pihak luar. Penyelenggaraan pameran dan pasar rakyat merupakan sarana promosi bisnis. Jadi manfaatnya sangat banyak sekali. Makanya kita meminta Pemkab Sanggau melalui instansi terkait menggelar kegiatan seperti itu, ujar Abang Indra, Ketua GP Ansor Kabupaten Sanggau pada Equator, kemarin.Kegiatan itu kata Indra, bisa saja mengambil beberapa momen penting, seperti ulang tahun Pemkab Sanggau atau kota Sanggau. Kan sudah lama kegiatan ini tidak dilaksanakan. Peserta pameran bisa saja dari Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) lingkup Pemkab Sanggau dan berbagai kalangan swasta dan BUMN, usaha mikro kecil dan menengah, paparnya. Kegiatan itu, lanjut Indra, dapat betul-betul bermanfaat bagi masyarakat dan terjalinnya kerjasama bisnis dan perdagangan bagi pelaku usaha. Kan ini merupakan peluang bagi dunia usaha di Kabupaten Sanggau, tukasnya.Mencermati kondisi perekonomian yang belum stabil saat ini dan dapat dirasakan oleh seluruh lapisan masyarakat di Kabupaten Sanggau. Sehingga dipandang perlu keseriusan semua pihak, baik pemerintah setempat, maupun pelaku usaha dalam berbagai kegiatan khususnya untuk memacu sektor perekonomian di Bumi Dara Nante. (SrY)

Camat Kapuas Gelar Razia SANGGAU. Menindaklanjuti surat edaran (SE) Bupati Sanggau mengenai Harga Eceran Tertinggi (HET) BBM, Camat Kapuas Sanggau, F Meron SSos bersama petugas Satpol PP menggelar razia di sejumlah SPBU.Langkah ini diambil, sesuai dengan keluhan dari para pengecer yang membeli BBM dengan harga kebijakan pemilik SPBU. Padahal sesuai SE, setiap pemilik kios harus menjual BBM jenis premium Rp6 ribu dan solar Rp5,5 ribu perliter pada setiap konsumen. Jika tidak berlebihan saja. Kalau dia menetapkan untuk jeriken mungkin tidak apa-apa, jelasnya. Sudah menjadi rahasia umum, kalau SPBU di Sanggau menjual BBM pada pemilik kios dengan harga berbeda. Untuk BBM jenis premium misalnya di bandrol dengan harga Rp4,7 ribu hingga Rp5,5 ribu perliter. Namun ketentuan ini tidak berlaku para pengguna langsung BBM. Seperti diakui pemilik SPBU di Tanjung Kapuas, Sutano yang mengaku menjual harga BBM jenis premium dan solar Rp4,8 ribu perliter. Harga itu hanya untuk pengantre, dimana untuk dijual kembali di kios-kios kecil di Sanggau, terangnya. Terpisah Udin,35, salah seorang pemilik kios di Kota Sanggau, mengaku terpaksa menjual bensin diatas HET. Lantaran tingginya harga jual BBM yang ditetapkan para pengelola SPBU. Terpaksa lah bang, kalau tidak begitu, kita susah mendapatkan untung, bebernya. (SrY)

Agendakan Pembacaan Eksepsi YAE

Wakil Bupati Sanggau Paulus Hadi (tengah), didampingi Raja Sanggau Pangeran Ratu H Gusti Arman MSi (samping kiri wakil bupati), serta Ketua MABM Tayan, ketika disambut dengan hadrah di Tayan,

Teriknya sinar matahari tidak menyurutkan semangat para siswa SD, SMP hingga SMA menunggu kehadiran Wakil Bupati Sanggau, Paolus Hadi SIP MSi dan Raja Sanggau, Drs H Gusti Arman MSi, bergelar Pangeran Ratu Surya Negara. Buktinya kala rombongan tiba, mereka langsung menyambutnya dengan suka cita. Semangat para siswa ini pula yang mem-

buat orang nomor dua Sanggau, turun lebih cepat dari tempat yang sudah direncanakan. Hadi, begitu pria ini akrab disapa memilih berjalan bersama para siswa hingga satu km menuju lokasi kegiatan. Kasihan mereka menunggu kedatangan saya disaat panas seperti ini, bisa bertemu dan bicara langsung sama mereka bisa melepas lelah saya selama perjalanan, tutur

Hadi. Kedatangan Hadi bersama rombongan, memang bertujuan membuka Olympiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) di Kecamatan Tayan. Begitu tiba di halaman SMPN I, terletak di ruas jalan Pembangunan, Tayan, rombongan disambut aksi para group Marching Band diawaki anak sekolah dasar. Group yang sengaja didatangkan dari Kecamatan Meliau ini, jelas membuat pelaksanaan O2SN meriah. Sepanjang jalan melintasi jalur protokol Kota Tayan, Wakil Bupati Sanggau Paolus Hadi S IP, M Si didampingi Kacabdin Dikpora Tayan, Aminudin, tanpa sungkansungkan melambaikan tangannya, pada masyarakat yang menyaksikan pawai tersebut berada di sepanjang tepi jalan yang di lalui. Meskipun, terlihat sesekali ia

mengelap keringat yang menetes di dahinya. Istirahat hanya beberapa menit, ia langsung dipanggil sebagai inspektur upacara pada pembukaan

tersebut. Kendati demikian, ďŹ gure satu ini terlihat fresh berdiri di depan mimbar di tengah teriknya mentari menjelang siang itu. (SrYbersambung)


14

landak edo’ Membangun Negeri Intan

Rabu, 16 Maret 2011

Produksi Pertanian Terus Didongkrak

Pa du Palimbong.KUNDORIE

NGABANG. Pemkab Landak melalui Dinas Pertanian terus meningkatkan produksi dan ketersediaan pangan dengan membantu benih, sarana dan prasana pertanian masyarakat. Dana tidak hanya mengandalkan anggaran APBD Landak, tapi juga bantuan dari APBN. Secara ďŹ sik bidang pertanian ini dari APBN kita akan mengembangkan padi nonhibrida sekitar 10 ribu hektare, padi hibrida 675 hektare, padi lahan kering 2.700 hektare, jagung hibrida 375 hektare, jagung secara bertahap akan dikembangkan di daerah ini, kacang tanah 150 hektare, sementara ubi kayu 100 hektare, kata Kepala Dinas Pertanian Landak Pa du Palimbong,

Selasa (15/3). Menurutnya, program-program tersebut bertujuan mendongkrak produksi dan memelihara ketersediaan pangan. Pada prinsipnya pangan cukup tersedia dan memang masih ada beberapa daerah yang bukan areal pertanian. Untuk itu tidak hanya sekadar bantuan benih, pupuk tapi juga sarana dan prasarana. Kita upayakan kita berikan alokasi beberapa alat pengolahan tanah, walaupun jumlahnya terbatas, yaitu hand tractor dan power traiser, ujar Pa du. Selanjutnya melakukan kegiatan percepatan penyaluran pupuk bersubsidi kepada kelompok tani. Kita berharap pemerintah pusat, pemerintah daerah, dan penyalur betul-betul dapat menyalurkan tepat waktu ke daerah. Karena benih dan sarana ada kalau pupuk tak ada, tidak akan menjadi bagian yang utuh, ungkapnya. Ia menambahkan, di Kabupaten Landak ada beberapa daerah pada musim kemarau tidak bisa menanam padi gadu. Karena itu mulai tahun 2010 Landak mendapatkan sarana pompa air dari APBN Perubahan 2010 yang diberikan kepada beberapa kelompok tani di Sidas, Ngabang, Mandor, Menjalin, Mempawah Hulu, Sompak, Banyuke Hulu. Sejalan peningkatan produksi tanaman pangan padi khususnya daerah gadu, kita akan membangun dua unit embung. Ini masih tahap seleksi lokasi, tujuan embung ini untuk ketersedi air pada musim kemarau, sehingga pada musim hujan bisa menampung dan kemarau juga bisa, tandas Pa du. (rie)

Jalin Koordinasi NGABANG. Bupati Dr Adrianus Asia Sidot meminta jajaran pemerintah, dimulai dari pemerintahan desa hingga pemerintahan kabupaten agar selalu menjalin koordinasi dalam menjalankan roda pemerintahan. Koordinasi ini memang merupakan kata yang bagus dan sering diucapkan. Koordinasi ini merupakan suatu kondisi, di mana seluruh kegiatan, komponen dan unsur berada pada suatu kondisi yang sesuai dengan fungsi masing-masing, tegas Adrianus saat melantik

kepala Desa Amboyo Inti, belum lama ini. Adrianus meng ibaratkan koordinasi seperti orang yang sedang naik sepeda. Kalau tidak ada koordinasi antara kaki dengan engkol, ban, stang, rantai dan sebagainya, tentu sepeda tidak akan bisa berjalan. Kalau ini dikoordinasikan dengan baik, tentu semua akan bisa berjalan sesuai dengan fungsinya. Dengan demikian, kesatuan gerak, kesamaan dan fungsi masing-masing bisa terlaksana dengan baik, ujarnya.

Polisi Sebar Imbauan MANDOR. Untuk mencegah penyebaran pesan singkat (SMS) mengenai pencarian 400 orang tua, muda dan anak untuk diambil organ tubuhnya, atau yang lebih dikenal di kampung pancolek, jajaran Polsek Mandor menyebar selebaran imbauan polisi yang ditempel di tiap dinding warung masyarakat dan rumah penduduk. Kepala Unit Bimas Polsek Mandor, Briptu Doni Arlan, mengatakan imbauan langsung dari Kapolda Kalbar melalui Kapolres Landak dan disebarkan melalui Polsek-polsek. Kita memasang di tiap warung atau rumah penduduk di seluruh desa di Kecamatan Mandor, sambil menyampaikan langsung kepada masyarakat, katanya. Kapolsek mengaku prihatin kepada masyarakat di kampung yang percaya dengan isu pencolek. Tidak sedikit warga yang akhirnya enggan menoreh getah dan bekerja di ladang. Kita berharap setelah ditempel imbauan ini, masyarakat tidak resah lagi. Tidak menyikapi isu tersebut dengan emosional, tetapi cukup dengan melaporkan masalah kepada RT, Kades dan polisi, tegasnya. Menurutnya, jika menerima SMS tentang kabar bohong, agar tidak disebarluaskan kepada orang lain. Tetapi cukup dicatat nomor HP dan lapor kepada polisi terdekat. Jika ada orang yang mencurigai jangan main hakim sendiri, itu bukan menyelesaikan masalah tapi justru bertentangan dengan hukum negara, ungkap Doni. (rie)

Polisi menempel imbauan di tempat-tempat yang mudah dilihat agar warga tidak terprovokasi dengan maraknya SMS pencolek. KUNDORI

Madrasah Pendai Layak Dinegerikan NGABANG. Madrasah di bawah naungan Yayasan Pendai (Pendidikan dan Dakwah Agama Islam) Mandor layak naik status menjadi negeri. Meliputi madrasah ibdidaiyah, madrasah tsanawiyah dan madrasah aliyah. Kita terus mendorong yayasan agar madrasah di negerikan, apakah itu madrasah ibdidaiyahnya, tsanawiyahnya atau aliyah-nya. Kita berharap dengan dinegerikan madrasah

atau sekolah tersebut, semua akan difasilitasi negara, dari sarana dan prasarana termasuk guru, kata Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Landak, H Mudjazie Bermawie kepada EQUATOR di kantornya, baru-baru ini. Pada 2010 di Kabupaten Landak tiga madrasah dinegerikan, yaitu madrasah tsanawiyah negeri (MTsN) Ngabang, Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Darit Kecamatan Menyuke,

dan MIN Karangan Kecamatan Mempawah Hulu. Tahun ini tiga madrasah dari swasta naik status menjadi negeri, mulai menerima anggaran operasional dari negara. Jadi kita tetap mendorong sejumlah sekolah yang masih swasta, jika memang sudah layak untuk dinegerikan agar dinegerikan, kata Mudjazie. Kemenag juga mendorong masyarakat untuk mendirikan

madrasah-mdrasah swasta. Khususnya di kantong-kantong atau daerah Islam seperti di Serimbu Kecamatan Air Besar, Kuala Behe dan Mungguk Kecamatan Ngabang. Silakan bagi masyarakat mendirikan yayasan, kemudian mendirikan madrasah, apakah itu ibtidaiyah, tsanawiyah atau aliyah sesuai kebutuhan yang ada, ujarnya. Ia menambahkan, gedung madrasah yang sebelumnya

swasta kemudian menjadi negeri. Secara bertahap, madrasah negeri tersebut akan membangun gedung dan sarana lain sendiri. Sehingga gedung yang mungkin statusnya milik yayasan akan dikembalikan. Sebenarnya tujuan untuk menegerikan madrasah adalah untuk memajukan sekolah itu sendiri. Karena kalau negeri fasilitas akan didanai negara, tukas Mudjazie. (rie)

bumi lawang kuari Jaga Situasi Kondusif SEKADAU. Merebaknya isu sort message service (SMS/ layanan pesan singkat) dari orang yang tak bertanggungjawab membuat konik di tengah-tengah warga. Saling curiga terhadap orang asing yang dating dapat menimbulkan percikan permusuhan hingga muncul tindakan brutal. Mendengar kejadian di luar Sekadau, takut merebak ke Sekadau. Mengantisipasi hal itu, Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Sekadau, Sunardi SIP angkat bicara. Menurut dia, selama ini di Sekadau selalu welcome (selamat datang) terhadap orang luar. Siapapun dia jika bermaksud baik, tetap akan diterima sebagai tamu. Namun jangan karena isu yang tidak tentu kebenarannya, Sekadau jadi ditakuti orang. Padahal SMS mencari organ tubuh itu hanya kejahatan elektronik di dunia maya (bukan nyata) saja. Itu ulah orang iseng yang tidak bertanggungjawab, sebagai masyarakat yang santun. Hendaknya jangan mudah terprovokasi, dengan selalu waspada saja sudah cukup, tidak perlu harus main hakim sendiri, kata Sunardi. Dikatakan dia lagi, sebagai ketua KNPI, ia mengimbau agar warga Sekadau jangan bertindak brutal. Jika melihat orang asing dan kira-kira mencurigakan laporkan saja ke pihak yang berwajib, pesannya. (tar)

Dukung Percepatan Pembangunan Pertanian

Hutan Kawasan Kota Dibenahi SEKADAU. Hutan merupakan paru-paru bumi yang dapat menghindari bencana seperti banjir, sekaligus menjaga kesejukan kota secara umum, diperlukan hutan sebagai penyerapan serta proses fotosintesis. Keberadaan hutan dengan memberikan oksigen yang bersih terhadap pergantian oksigen bagi manusia. Saat ditanya kepada Kepala Dinas Perkebunan dan Pertanian Kabupaten Sekadau, Mohammad Isa, menyatakan 15 hektar hutan kawasan kota terus dilakukan pembenahan. Ia menyebutkan secara berkelanjutan hutan kawasan kota yang diprogramkan dari one man one tree (satu orang satu pohon) terus diupayakan pengembangannya. Konsep di dalam hutan kawasan kota itu ada ora dan fauna. Kemudian yang terpenting nanti, hasil dari pada hutan kota ini dapat menjadi sebuah media pembelajaran bagi generasi penerus, kata Isa ketika ditemui di ruang kerjanya, beberapa waktu lalu. Isa menyebutkan kawasan hutan kota tersebut mendapatkan anggaran dari dana alokasi khusus (DAK). Hanya saja Isa enggan menyebutkan berapa nominal anggaran yang dikeluarkan untuk pengembangan kawasan hutan kota tersebut. Isa kembali mengatakan, tahun 2011 pihaknya akan memulai untuk menginventarisir hutan adat, secara keseluruhan jumlah hutan yang tersebar di tujuh kecamatan di Sekadau. Hal itu akan dilakukan secara bertahap, ungkapnya. Saat ini, katanya, status hutan lindung dan hutan adat di seluruh pelosok Sekadau baru sebagian yang terdata. Tahun ini pihaknya, melalui personil yang membidanginya, akan mendata kembali status hutan adat tersebut. Sesuai dengan survei, prosedur, maupun teknis di lapangan, pungkasnya. (tar)

Bupati serahkan buku kontrak PPL THL-TB di ruang serba guna Kantor Bupati Sekadau, Selasa (15/3). ANTONIUS SUTARJO

SEKADAU. Tenaga penyuluhan pertanian lapangan (PPL), ujung tombak peningkatan bidang pertanian, perlu terus dipacu. Kontrak dengan tenaga penyuluh diharapkan mendukung percepatan pembangunan pertanian. Keberadaan pembangunan pertanian terus berusaha kita benahi,

kata Simon Petrus, Bupati Sekadau saat menghadiri acara penandatanganan kontrak kerja Tenaga Harian Lepas Tenaga Kontrak (THL-TB) Penyuluh Pertanian tahun anggaran 2011 Kabupaten Sekadau, di ruang serba guna Kantor Bupati Sekadau, Selasa (15/3). Acara itu dihadiri Kepala Bi-

dang (Kabid) Penyuluhan Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Kalbar, Kepala Kantor Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Kabupaten Sekadau. Kemudian para kepala dinas, badan, kantor, unit pelaksana teknis daerah (UPTD), serta tenaga PPL kontrak sebanyak 31 orang.

Dalam sambutannya, Bupati Sekadau mengatakan tenaga kontrak penyuluh pertanian adalah titipan dari pemerintah pusat untuk membantu pemerintah daerah. Khususnya dalam membangun sektor pertanian. Harapannya akan dapat meningkatkan produktivitas pertanian dan pengetahuan petani,

untuk meningkatkan taraf hidup petani. Kemajuan petani Sekadau ke depan, sambungnya, bertumpu kepada tenaga kontrak PPL. Untuk itulah diharapkan para tenaga kontrak THL-TB penyuluh pertanian ini hendaknya dapat menjalankan tugasnya dengan baik, pesan Simon. Lebih lanjut Simon mengatakan, tugas PPL adalah tugas mulia, di mana setiap hari dapat memberikan pelayanan kepada masyarakat. Untuk itu agar PPL harus pro aktif, dapat membaca peluang usaha bagi petani, melalui kegiatan kelompok, berikan semua ilmu kepada petani. PPL jangan pelit ilmu. Artinya semua ilmu yang dimiliki PPL harus diberikan kepada petani, sehingga akan dapat menambah wawasan petani. Dengan demikian petani dapat memanfaatkan potensi yang ada di sekitarnya untuk dikembangkan dalam rangka peningkatan taraf hidup mereka, harap Simon. Secara umum kondisi yang ada di masyarakat saat ini, mereka belum mampu memanfaatkan potensi yang ada di sekitarnya. Kehadiran para PPL THL-TB ini sangat diharapkan masyarakat, untuk dapat memotivasi para petani. Supaya dapat meningkatkan taraf hidupnya, dimulai dengan memanfaatkan potensi yang ada di sekitarnya, kata Simon. (tar)

Jadilah Desa Mandiri SEKADAU. Digulirkan alokasi dana desa (ADD) diharapkan mampu untuk dikembangkan menjadi sarana untuk membekali diri demi menyongsong desa mandiri. Maka diperlukan seorang kepala desa yang betul memahami tugas dan fungsinya sebagai abdi negara dan abdi masyarakat. Tugas yang diemban kepala desa (Kades) merupakan tugas sosial, untuk memajukan kesejahteraan bangsa melalui desa, sebagai ujung tombak dari pemerintahan terkecil yang se-

lalu dekat dengan asprasi, kata Simon Petrus, Bupati Sekadau kepada sejumlah wartawan, belum lama ini. Dikatakannya lagi, sebagai Kades yang setiap harinya berhadapan langsung dengan masyarakat dalam penyelenggaraan pemerintahan, dalam bidang pembangunan dan pelayanan kepada masyarakat. Tugas dan tanggungjawab seorang Kades, sebagai perpanjangan tangan pemerintah kabupaten di daerah dan di masyarakat sangatlah berat penuh dengan tantangan.

UU 32 tahun 2004 tentang pemerintahan daerah dengan paradigma barunya, telah memberikan berbagai perubahan. Demi terwujudnya peningkatan kesejahteraan masyarakat desa, melalui berbagai kegiatan pembangunan yang mengarah kepada pemberdayaan masyarakat serta pelayanan optimal, harap bupati. Sebagai daerah otonom, sambung Simon, dengan dana AAD kiranya dapat melaksanakan otonomi desa, karena desa memerlukan sumber daya manusia

yang andal, serta sarana dan prasarana publik yang memadai. Tidak kalah pentingnya, desa harus mempunyai dana yang cukup untuk membiayai pelaksanaan pembangunan kemasyarakatan. Untuk itu desa selalu dituntut untuk bisa maju dan mandiri, serta secara terus-menerus untuk membangun desaknya. Agar bisa lebih maju dan mandiri, dengan demikian desa dapat sejajar dengan desa lainnya yang telah lebih dulu maju, harap Simon. (tar)

Simon Petrus. DOKUMEN


geliat kayong utara

15

takzim kaum

Lengkapi Administrasi SUKADANA. Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemkab Kayong Utara diminta mempersiapkan kelengkapan administrasi. Kelengkapan administrasi diperlukan guna pengangkatan CPNS menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS). Mengenai hal ini, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten H Hendri Siswanto, S.Sos Kayong Utara, H Hendri Siswanto, S.Sos telah mengeluarkan surat Nomor: 800/270/ Kepeg tanggal 28 Februari 2011 prihal pengangkatan CPNS menjadi PNS. Surat tersebut juga telah disampaikan ke masing-masing instansi agar dapat ditindaklanjuti. Seperti, memberitahukan kepada seluruh CPNS yang ada di lingkungan kerja masing-masing guna mempersiapkan kelengkapan administrasi. Disebutkan, bagi CPNS yang bertugas sebagai tenaga fungsional, sepanjang telah memenuhi syarat untuk diangkat dalam jabatan fungsional, harus menyertakan asli/tebusan sah Penetapan Angka Kredit (PAK) dari pejabat yang berwenang. Adapun kelengkapan administrasi, diantaranya fotocopy Surat Keputusan Pengngkatan sebagai CPNS, fotocopy sah Surat Tanda Tamat Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan, asli surat keterangan sehat jasmani dan rohani dari dokter penguji tersedia/Tim Penguji Kesehatan (Rumah Sakit Pemerintah), Daftar Penilaian Prestasi Kerja/DP-3 tahun terakhir, Surat Pernyataan Melaksanakan Tugas (SPMT)/Surat Penugasan, pas photo hitam putih ukuran 3X4 sebanyak tiga lembar (asli hitam putih). (lud)

Program Gizi

Ibrahim Dahlan

Kamiriluddin/Equator

Rabu, 16 Maret 2011

Suara Dewan

99 Persen Siap Layani Rakyat

KETUA DPRD Kabupaten Kayong Utara, Ibrahim Dahlan mengatakan, menjadi anggota DPRD harus siap melayani rakyat. Sebab, anggota DPRD dipilih oleh rakyat dan memiliki tugas untuk memperjuangkan nasib dan kepentingan masyarakat. Saya tidak bisa duduk di kursi

ini jika tidak dikehendaki rakyat. Sebagai anggota DPRD dan menjabat Ketua DPRD, saya sudah tentu siap melayani masyarakat, katanya ketika berbincang-bincang ringan dengan sejumlah masyarakat di ruang kerjanya, Senin (14/3). Tidak sedikit selentingan ma-

syarakat menyebutkan masih ada sejumlah anggota DPRD sulit ditemui masyarakatnya. Menurut Anjang Berahim sapaan akrab Ibrahim Dahlan, terkadang memang mungkin ada anggota DPRD yang memposisikan dirinya sebagai pejabat . Tak heran, untuk menemuinya cukup sulit.

Saya duduk di kursi DPRD ini merasa tidak sebagai pejabat, tetapi murni sebagai wakil rakyat. Makanya, 99 persen saya selalu siap melayani masyarakat baik di kantor ataupun di rumah, jelas politisi yang juga Ketua DPD Partai Golkar KKU ini dengan santai. (lud)

Rumah Walet Porakporanda Diterjang Angin Sukadana dan sekitarnya. Warga setempat, Mursilam didampingi Marikat, ditemui Equator di kediamannya mengisahkan, bangunan yang belum rampung dikerjakan tersebut baru dipasang atap seng. Bangunan lantai empat dengan panjang 15 meter dan lebar 4 meter tersebut belum dipasang dinding. Angin begitu kencang sehingga merobohkan bangunan ini. Bangunan ini milik Pak Tono yang berdomisili di Sandai, Kabupaten Ketapang. Untungnya bangunan ini berdiri tunggal dan jauh dari rumah penduduk sehingga tidak satupun rumah warga yang dikorbankan, jelasnya, Kamiriluddin/Equator kemarin. Rumah walet di Dusun Air Paoh Desa Pangkalan Buton yang ambruk akibat dihempas angin kencang. Pe m i l i k b a n g u n a n , d i katakan Marsilam, sudah tahu soal robohnya bangunan SUKADANA. Salah satu rumah Buton Kecamatan Sukadana belum satu bulan didirikan itu atau penangkaran walet di Du- ambruk, Senin (14/3) pukul porak-poranda akibat diterjang ini. Sebab, dikatakannya, setelah sun Air Paoh Desa Pangkalan 16.00 WIB. Bangunan yang angin kencang yang melanda kejadian, pemilik bangunan

langsung dikabari via telepon. Si pemilik bangunan mengaku pasrah, sebab ini musibah dan bukan karena manusia, ujarnya. Te r p i s a h , a n g g o t a D P R D KKU, Yulisman, mengatakan, robohnya penangkaran walet di Dusun Air Paoh Desa Pangkalan Buton mesti dapat dijadikan pelajaran berharga bagi para pengusaha lainnya yang akhirakhir ini gencar mendirikan penangkaran walet. Beruntung, bangunan yang ambruk tersebut berdiri tunggal dan agak jauh dari pemukiman sehingga tidak ada rumah warga yang dikorbankan. Saya tidak bisa bayangkan jika bangunnya persis dekat dengan pemukiman warga. Maka hati-hati jika mendirikan rumah atau penangkaran walet. Sebaiknya, jauhkan bangunan walet dari pemukiman penduduk demi keamanan masyarakat, kata legislator PBR ini. (lud)

Perubahab Iklim, Waspada Diare IST

DINAS Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kayong Utara (KKU) melaksanakan pertemuan telnis program gizi 2011 dan bimbingan teknis survei pemetaan gizi. Hal ini disampaikan Kepala Bidang Kesehatan Keluarga dan Promosi Kesehatan Dinkes KKU, Fahrun Najmi, belum lama ini. Dengan ini, semua rekan-rekan tenaga gizi untuk dapat menghadiri acara dimaksud yang dilaksanakan pada tanggal 16 dan 17 Maret 2010. Acara dilaksanakan di Aula Dinkes KKU pukul 08.00 WIB, jelasnya. (lud)

SUKADANA. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kayong Utara (KKU), Rama Sebayang SKM MPPM mengimbau, agar masyarakat menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS). PHBS penting dan harus dimulai dari diri sendiri dan keluarga. Melalui PHBS diharapkan tumbuh menjadi diri dan keluarga sehat yang menjadi investasi bangsa, kata Rama menjawab Equator, belum lama ini. Pentingnya PHBS diterapkan,

dilanjutkan Rama, juga dapat mencegah berbagai macam penyakit. Apalagi, dikatakannya, sehubungan dengan adanya perubahan iklim di wilayah Provinsi Kalimantan Barat termasuk di KKU, sangat diperlukan untuk mengantisipasi terjadi peningkatan kasus penyakit, seperti diare dan penyebarannya sehingga tidak berpotensi menjadi kejadian luar biasa (KLB). Dikatakan Rama, kewaspadaan dini terhadap penyakit diare,

pihaknya juga meminta ke masing-masing Puskesmas untuk dapat mengoordinasikan langkah-langkah dengan kegiatan sebagai berikut. Diantaranya, meningkatkan pemantauan wilayah setempat (PWS) dan dilakukan mingguan yang dilaporkan secara berjenjang dari Puskesmas ke Dinkes KKU. Tak kalah pentingnya, penyediaan logistic yang cukup (oralit, zinc, RL). Selain itu, Puskesmas Rawat Inap diminta agar mem-

persiapkan sarana menerima rujukan dan penyediaan air bersih. Kepada masyarakat agar ikut mencegah diare melalui PHBS seperti prilaku cuci tangan pakai sabun sebelum makan dan sesudah buang air besar (BAB). Prilaku minum air yang sudah dimasak, penggunaan jamban keluarga, penyediaan sarana pembuangan air limbah, membuang sampah pada tempatnya, jelas Rama. (lud)

Rama Sebayang

ketapang bahari

pempadahan

Berkutat Soal Tatib, Masyarakat Jadi Korban KETAPANG. Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Ketapang sangat menyesalkan polemik berkepanjangan. Terkait polemik pergantian Ketua DPRD Ketapang. Ketua HMI cabang Ketapang, Adang Hamdan, menilai kedua kubu baik Golkar maupun PDIP dan kawan-kawan (dkk) hanya berkutat pada tata tertib (Tatib). Ujung-ujungnya warga yang dirugikan. Polemik yang terjadi sekarang ini kedua kubu berkutat di situ saja. Padahal masih banyak permasalahan lain yang perlu diselesaikan termasuk BBM dan Raperda. PDIP dkk, mengaku apa yang mereka lakukan itu sudah benar, berdasarkan Tatib. Satu sisi, Golkar juga menyalahkan PDIP. Ujung-ujungnya yang dikorbankan masyarakat, kata dia kepada Equator, kemarin (15/3). Dikatakannya dengan adanya polemik tersebut citra DPRD di mata masyarakat akan jatuh. Masyarakat akan menilai anggota dewan hanya haus akan kekuasaan. Kinerja dewan juga bakal dinilai miring di masyarakat. Jika hal ini terus dibiarkan, kata dia, akan timbul gejolak sosial yang akan timbul di masyarakat. Dampak paling parah, masyarakat akan kembali terkotak-kotak, akibat polemik tampuk pimpinan di DPRD. Padahal legislator itu mencari solusi bukan untuk berdebat pada persoalan Tatib. Dalam satu minggu ini saya melihat hanya berkutat di masalah tatib, bebernya. Dikatakannya pula, meski anggota DPRD berasal dari partai politik, bagaimanapun mereka mewakili rakyat. Otomatis apapun yang mereka lakukan harus berdasarkan kepentingan masyarakat, bukan kepentingan partai politik semata. Karena itu menurutnya sangat disayangkan ketika anggota DPRD gontok-gontokan lantaran persoalan yang dinilainya tak substantif. Masyarakat membutuhkan ketenangan, ketentraman. Masyarakat tidak tahu siapa yang menjadi Ketua DPRD. Tapi internal dewan masih gontok-gontokkan mempermasalahkan masalah yang tidak substantif, tegasnya. Ia juga menilai yang terjadi saat ini adalah ego masing-masing baik, dari PDIP Cs, maupun Golkar. Karena itu kedua kubu perlu melakukan semacam komunikasi polemik untuk menyelesaikan polemik tersebut Duduk bersama mencari solusi yang terbaik untuk kepentingan masyarakat. Sehingga kepentingan masyarakat tak dikorbankan. Berbeda dengan Adang, Ketua Fraksi Golkar, Samsidi BA, justru menganggap hal tersebut tak dapat dikatakan harus ada komunikasi politik. (KiA)

Pemkab Dukung Rencana Pemekaran K ETAPANG . Bak gayung bersambut, rencana pemekaran yang digaungkan DPRD, terkait pemekaran wilayah kabupaten Ketapang disambut positif Pemkab Ketapang. Pemekaran wilayah dipandang sebagai salah satu upaya percepatan pembangunan. Mengingat secara geograďŹ s, kabupaten Ketapang cukup luas. Hal tersebut diungkapkan Wakil Bupati Ketapang, Boyman Harun SH. Wabup bahkan mengatakan upaya pemekaran harus didorong. Hanya saja, pemekaran harus memenuhi

persyaratan lebih dulu. Namun yang menjadi masalah apakah sudah memenuhi persyaratan atau belum. Tentunya itu harus dipenuhi terlebih dahulu, kata Boyman Harun kepada wartawan, kemarin. Dikatakannya, salah satu syarat yang harus dipenuhi adalah terkait ketersediannya sarana infrastruktur seperti rumah sakit, sarana pendidikan, pelabuhan dan terminal yang memadahi. Artinya bagaimana sarana bidang pendidikan, kesehatan juga menjadi salah satu syarat sebuah pemekaran itu

boleh dilakukan. Tentunya masih ada yang lain, terangnya. Terkait kesiapan sumber daya manusia (SDM) di daerah-daerah yang akan dimekarkan, Boyman mengatakan siap tidak siap. Tidak ada manusia yang siap. Saya pikir karena kalau menunggu siap atau tidak, tidak ada manusia yang siap, imbuhnya. Sedangkan soal penganggaran itu sendiri, lanjut Boyman, akan dibicarakan lebih lanjut oleh panitia anggaran Pemkab Ketapang. Sebelumnya, Wakil Ketua

DPRD, Budi Mateus mengatakan Fraksi PDI-P secara internal belum lama ini telah membahas rencana penambahan tiga kabupaten baru di Ketapang. Fraksi PDIP berinisiat if memekarkan Ketapang dengan menambah tiga kabupaten baru. Rancanyannya untuk wilayah utara berada di Balai bekuak. Wilayah tengah terdiri dari daerah Tumbang Titi dan sekitarnya. Sedangkan bagian selatan meliputi Marau, Manis Mata, Kendawangan, Singkup, dan Air upas. (KiA) Boyman Harun

Tuding Diknas Lakukan Pembohongan Publik

Kosman KETAPANG. Niat inspektorat untuk mengaudit Satuan Pelaksana Kerja (SPK) terkait Polemik Politenik Ketapang

(Politap) terus berlanjut. Pernyataan Sekretaris Dinas Pendidikan (Diknas), H Nizarwan Achmad yang menyatakan tak tahu-menahu soal pembayaran gaji, membuat geram dosen dan mahasiswa. Dosen menuding Diknas telah melakukan melakukan pembohongan publik. Kita menerima gaji dari b e n d a h a r a D i k n a s . Te r u s terang kita juga agak kesal dengan ungkapan dinas pendidikan. Kalau begitu Erna itu sebagai apa. Setahu kami Erna itu sebagai bendahara Diknas. Apa pak Nizarwan tidak melakukan pembohongan publik, sesal Kosman, perwakilan dosen dan karyawan Politap Dikatakannya gaji dosen

dan karyawan bersumber dari dana hibah APBD, bukan melalui SPK. SPK, kata dia hanya menangani dana-dana dari Dikti yang berasal dari APBN. Tak ada kaitannya sama sekali dengan gaji dosen maupun karyawan. Sementara persoalan pokok dosen maupun karyawan adalah gaji. Di sana (Diknas, red) ada Erna, bendahara dinas pendidikan. Kami ada bukti slip gajinya. SPK memang tidak menang ani soal g aji. Jadi seolah-olah menggiring opini bahwa kita melakukan pembohongan. Lalu pihak inspektorat (pengawas) akan mengaudit SPK. Padahal tidak nyambung, tidak akan ketemu. Memang SPK tidak menangani ini, bebernya.

Karena itu niat inspektorat untuk mengaudit SPK membuatnya curiga. Soalnya tidak akan ditemukan apapun penyimpangan terkait pemotongan gaji karyawan dan dosen lantaran memang bukan ranahnya. Ia jug a mendug a adanya kongkalikong antara inspektorat dengan Diknas Ketapang. Tak berlebihan jika dirinya pesimis dengan hasil audit nantinya. Kita melihat seolah-olah Diknas dengan inspektorat ini kompak sekali. Kita tidak tahu ada apa. Mungkin saja ada kongkalikong. Kami pesimis dengan hasil audit. Sampai saat ini kami juga tidak pernah dikonfirmasi terkait audit itu, ungkapnya. Terkait ancaman mogok

kerja, Kosman mengaku hal itu sudah menjadi tekad dosen dan karyawan, jika permasalahan tak kunjung selesai hingga 31 Maret mendatang. Rencana mogok tetap akan kita lakukan, kalau tidak ada solusi. Kita dengar juga tanggal 17 akan ada pertemuan. Kami juga tidak tahu, tapi kami berharap pihak-pihak terkait akan hadir. Jangan sampai menghindar. Tapi kita tetap akan hadir kalau diundang, karena itu menyangkut kita, pungkasnya. Sementara itu, sekretaris dinas pendidikan, H Nizarwan Achmad masih belum dapat dikonfirmasi terkait tudingan tersebut. Ketika dihubungi via HP, tak ada jawaban.(KiA)


16

Rabu, 16 Maret 2011

Darwin-Darso Layak Pimpin Sambas

Hidup Harus Bermanfaat Bagi Orang Lain H

idup tidak akan ada artinya bila tidak memberikan manfaat bagi orang lain. Moto itulah yang selalu menjadi gerak dan langkah Drs H Darwin Muhammad, Calon Bupati Kabupaten Sambas, yang maju berpasangan dengan Ketua PDIP Sambas, Darso. Sifat yang ditanam tokoh masyarakat Sambas yang tinggal di Kota Pontianak dan pernah menjabat sebagai Kepala Dispenda Kalbar ini kerap menghiasi pergaulannya di tengah masyarakat. Cita-cita dan harapan tulus itu sepertinya selalu membekas di hati nuraninya yang paling dalam, walau dalam kesempitan ia merasa masih ada orang yang lebih susah darinya dan membutuhkan uluran tangannya saat dalam kesempitan. Keinginan ini saya rasa tidak berlebihan, bagaimana caranya saya bisa memberikan faedah bagi orang lain, apapun bentuk dan kecilnya usaha yang dilakukan namun bagi orang yang benar-benar membutuhkan uang, tiga ribu rupiah saja mungkin bisa terasa besar bagi mereka, kata ayah lima orang anak ini saat ditemui beberapa waktu lalu di sela-sela kegiatan rutinnya. Pertemuan dengan putra kelahiran Pemangkat ini banyak menimbulkan kesan dan pesan. Karena bukan saja ilmu bagaimana ia mendongkrak pendapatan daerah Kalbar saat menjabat lalu, sehingga berhasil memperoleh piala dari Presiden atas prestasinya selama ini, ia juga ternyata sosok pria yang religius. Ini terlihat sesekali ia selalu bercerita mengenai pandangan agamanya yang ia yakini sebagai pijakan hidupnya sehari-hari. Terutama mengenai bagaimana hidup selalu memberi dengan jalan bersedekah kepada orang lain. Bersedekah ini bukan saya atau ulama yang menganjurkan, namun ini sudah menjadi perintah Allah yang dituangkan dalam Al-Quran. Ini saya yakini karena memang pernah menjadi pengalaman yang sangat berarti bagi saya. Dimana saya dimintai teman dekat bahkan yang kedua kalinya oleh orang yang tidak saya kenal untuk bersedekah, padahal usaha saya belum membuahkan hasil sedikitpun, kenang Darwin di sebuah kisah nyatanya dalam amalan bersedekah. Saat itu ia sedang memulai sebuah usaha berbisnis tambak ikan, namun sudah satu tahun usahanya tersebut belum membuahkan hasil. Suatu ketika ia ditanya oleh teman dekatnya yang juga seorang pemuka agama dan masyarakat di Kalbar. Saya heran saat itu ia bertanya kepada saya apakah ikan di tambah saya sudah saya sedekahkan. Saya heran walau sedikit gundah atas pertanyaan tersebut, seolah saya tidak memahami bersedekah, apalagi ikan tersebut belum membuahkan hasil, cerita Darwin. Tak lama berselang, ia mendapat pesan dari kenalannya di Sambas ada seorang wanita yang ia tidak dikenal meminta ia untuk menyedekahkan sesuatu pada dirinya. Hati saya tersentak dengan anjuran bersedekah tersebut, karena dalam satu hari dua orang meminta saya untuk bersedekah. Sayapun langsung teringat, kalau dulu Nabi Muhammad pertamakali mendapatkan perintah dari Allah langsung lalu dengan perantaraan Jibril, namun kini manusia yang bukan rasul tentunya lain perintah diturunkan, tapi sudah melalui antara manusia yang satu dengan yang lain, jelas Darwin. Sentuhan anjuran tersebut tidak disia-siakannya, iapun menyedekahkan sebagian usaha ikannya kepada orang yang lebih membutuhkan. Akhirnya Allah menepati janjinya kepada umatnya, selang satu bulan ikan di tambaknya membuahkan hasil hingga sampai sekarang. Ini sekelumit kisah religius saya, makanya saya berkeyakinan bahkan member manfaat kepada orang lain tentu lebih baik, dan setiap rupiah yang kita berikan kepada orang lain walaupun hanya juru parker hendaknya kita anggap bersedekah, sehingga menjadi berkah, pesannya. Bukan hanya pesan agama yang didapatkan dalam pertemuan yang berlangsung 3 jam tersebut, namun berbagai pesan moral antara orang tua dan anak serta berkehidupan bermasyarakat juga ia kisahkan. Saat itu saya tiada lagi memandang Drs H Darwin Muhammad sebagai mantan pejabat, ataupun Calon Bupati Sambas nomor urut 2 ini, namun layaknya seperti orang tua yang memberikan wejengan ke-

pada anak-anaknya. Yang masih berkesan dibenak saya hingga saat ini, ia selalu menekankan antara manusia dan ciptaan Tuhan di alam ini haruslah diperlakukan sama. Karena ia melihat apa yang diberikan Tuhan kepada umatnya memiliki hubungan yang sangat erat antara satu dengan yang lainnya. Walau kata orang ini petuah dari orang tua terdahulu namun saya meyakininya, bahkan tumbuhan itu tak ubah dengan makhluk hidup lainnya. Makanya biasa kalau pohon kelapa saya sudah lama tidak berbuah, pohonnya sering saya peluk, sambil berbicara kepada pohon agar ia berbuah dan saya berjanji akan membersihkan gulma dan memberikan parit sebagai pengairan di tepi pohon kelapa itu, cerita Darwin disambut tawa beberapa teman dan stafnya saat mendengar ceritanya itu saat itu. Anehnya setelah berbicara dengan pohon kelapa , beberapa bulan buah kelapa seperti tidak mau putus berbuah. Kejadian itu hanya dapat saya syukuri, karena itu semua bukan lantaran saya berbicara dengan pohon kelapa namun memang doa saya dikabulkan oleh Allah, kata Darwin, seraya menganjurkan selalu tetap bedoa dan meminta kepada Tuhan atas setiap usaha yang dilakukan. Pengalaman, ilmu dan hati yang bersih selalu ditanamkannya ini cukup membuahkan hasil yang memuaskan. Berbagai usaha dari berkebun, bertani hingga beternak ikan, sapi dan ayam yang ia geluti selama ini dapat menghidupkan banyak orang di daerah kelahirannya. Ini lah yang menjadi motipasinya untuk mengembangkan tanah tempat ia dibesarkan, terutama

memberikan contoh dan tauladan kepada masyarakat di Kalbar khususnya di Kabupaten Sambas agar mengikuti jejak nenak moyangnya yang menggali serta memanfaatkan alamnya yang subur dan makmur. Memang bukan kekayaan dan jabatan yang ia tampakkan di tengah masyarakat, namun contoh nyata bagaimana berbuat dan memberikan manfaat, baik bagi diri sendiri, keluarga hingga masyarakat dan bangsa. Ia menilai pengalaman hidup harus menjadi cambuk dan ujian dalam menjalani masa depan yang lebih baik. Karena hidup ini tidak akan berubah, Negara ini tidak akan besar, masyarakat tidak akan makmur jika tidak dimulai dari diri kita masing-masing. Jadi bukan Negara, atau siapapun yang dapat merubah kita, namun kita sendiri yang harus dapat merubah nasib kita sendiri, pesan Darwin. Pandangan hidup ini lah yang selalu ia terapkan dalam ia mengukir prestasi sebagai Kepala Dispenda Kalbar lalu. Sehingga setiap tahunnya pendapatan daerah dari sektor pajak kendaraan bermotor dan balik nama selalu melebihi target pencapaian. Dalam menggali potensi Darwin juga tidak selalu terpaku pada satu sektor, ia terus berpikir dan menggali potensi yang ada yang dapat menjadi pemasukan bagi daerahnya. Salah satu contoh ia kini sedang berupaya menjebolkan suatu usulan di pemerintah pusat mengenai dana bagi hasil di bidang pertambangan. Paling tidak dari 16 persen dapat meningkat menjadi 20 persen bagi daerah penghasil. Terobosan baru ini ia lakukan karena ia melihat potensi pertambangan yang ada di Kalbar sangat baik dan

cenderung berkembang. Kita kaya akan alam, salah satu contoh pertambangan dan perkebunan, sungguh sangat sayang bila kita tidak memanfaatkan lebih banyak lagi untuk kepentingan masyarakat Kalbar. Saat ini bagi hasil memang daerah penghasil kecil dibandingkan pemerintah pusat, makanya dengan usulan ini kita akan membalikkan bagi hasil tersebut lebih besar daerah penghasil ketimbang pusat, ucap Darwin. Terobosan dan usaha sehingga mendapat piala dari Presiden yang merupakan penghargaan tertinggi tidak membuat lelaki tak kenal lelah ini berkarya. Di masa ujung pengabdiannya kepada masyarakat dan Negara di Dispenda saat itu, ia masih berkeinginan tetap bekerja mengabdi. Saya ingin mengabdi kembali di tengah masyarakat, khususnya di masyarakat Kabupaten Sambas. Karena saya asli dari Sambas makanya pada Pemilukada saya maju untuk menjadi pelayan bagi masyarakat bukan untuk dilayani, kata Darwin yang maju berpasangan dengan Darso menggunakan perahu PDIP dan PIB. Keinginannya menjadi Bupati di Kabupaten Sambas tidak lain ingin berbuat dan membangun daerahnya agar lebih maju dan baik lagi. Karena ajakan ini tidak akan terwujud bila masyarakat sendiri tidak mau untuk mengubah dan membangun dirinya sendiri kea rah yang lebih baik lagi. Kalau bukan kita sendiri siapa lagi yang akan merubahnya. Tentu ini perlu dukungan dan kerja sama semua pihak, karena untuk membangun dan mengubah perilaku tidak dapat dilakukan orang lain, namun diri kita sendiri dan dukungan semua pihak, ajak Darwin. Karena kata Darwin, membangun suatu daerah itu tidaklah cukup hanya mengandalkan siapa pemimpinnya, masyarakat yang ada didalamnya juga sangat berperan penting, bahu membahu bersama dengan tujuan membangun daerah yang lebih maju dan berkembang. Makanya saya selalu menggaungkan bagaimana budaya Besaprah di tengah masyarakat. Karena dalam maknanya kita sejajar tidak ada yang tinggi dan rendah, semua sama-sama duduk satu lantai makan bersama. Ini dapat kita wujudkan dan ambil maknanya dalam membangun daerah kita, semuanya mempunyai tanggung jawab dan peran yang sama tidak membedakan mana pemimpin dan rakyatnya. Hasilnya akan terasa sama, karena yang dihidangkan dalam makan Besaprah sama tidak ada juga perbedaan, ini menggambarkan suatu keadilan sama rata, papar Darwin. Dalam membangun suatu daerah, kata Darwin juga harus memberikan dan memahami bagaimana berpola pikir yang nyata. Bukan memberikan angan-angan yang masyarakat sendiri tidak sanggup bahkan tidak mengerti untuk melakukannya. Kita sudah sangat banyak kekayaan yang ada di Kabupaten Sambas, seperti sektor perkebunan dan pertanian. Sektor ini sudah turun temurun dilakukan nenak moyang kita. Bahkan buktinya Sambas penghasil jeruk yang terkenal di Indonesia. Pontensi yang ada ini lah harus terus kita kembangkan, karena masyarakat sudah mengenal dan mengerti bagaimana mengelolanya, bukan disugukan yang tidak dipahami, papar Darwin yang memang sudah lama berkebun dan bercocok tanam di kampungnya ini. Dengan pengalaman yang panjang dan beragam, Darwin Muhammad dinilai berbagai kalangan cocok dan layak untuk memimpin Kabupaten Sambas kedepan. Bukan tak mungkin, karena sosok Darwin Muhammad bukan saja berbicara janji, namun di mata masyarakat Kalbar bahkan di kampung halamannya sendiri ia sudah memberikan bukti nyata. Berapa banyak pendapatan daerah dari PAD yang ia raih demi masyarakat Kalbar secara keseluruhan. Berapa pesantren yang sudah ia bangun, demi kemaslahatan umat, berapa luas lahan yang ia garap demi kemakmuran masyarakat Sambas. Berapa banyak sudah bantuan keagamaan, sosial hingga olahraga yang ia berikan dengan ikhlas. Bukti ini bukan sekadar omongan, karena kita bisa melihat hasilnya di Kabupaten Sambas. Dan ini dibangun jauh hari sebelum Darwin-Darso maju sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Sambas di tahun ini. (*)

Darwin - Darso menyampaikan pidato politiknya saat berkampanye di Lapangan Bola Gabsis Sambas

Drs H Darwin Muhammad menyampaikan ucapan terima kasih kepada umat Muslim Sajadah Fajar yang bersilaturahmi di kediamannya

Drs H Darwin Muhammad menyerahkan piala pada perlombaan sepak bola

Drs H Darwin Muhammad bersama Dirjen Pertambangan dan Energi RI membahas bagi hasil pertambangan untuk Kalbar

Drs H Darwin Muhammad saat menanam pohon sawit di area pesantren


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.