Rakyat Kalbar 16 Juli 2013

Page 1

HARIAN

THE POLITICAL NEWS REFERENCE

Rakyat Kalbar

Harga Rp 2.500,-

Baca

PATROLI

Jawa Pos Media Group

THE NEW

(Luar kota + ongkos kirim)

BPOM MUSNAHKAN SOSIS MALAYSIA

Selasa, 16 Juli 2013

Redaksi/Sirkulasi/Iklan: Graha Pena Kalbar, Jalan Arteri Supadio (Ahmad Yani II) Km 3,5 Kubu Raya

Hukum dan Keadilan

Telp: 0561 768677 (Hunting) Fax: 0561 768675. e-Mail: rakyatkalbar@yahoo.com

Anas Urbaningrum Kepincut dengan Singkawang

Kuliner itu Kekuatan Budaya Indonesia Rupanya, politik bikin kepala Anas Urbaningrum tujuh keliling. Lengser dari kursi Ketua Umum Partai Demokrat, Anas mau santai saja kemana dia suka. Saya kembali menulis buku saja, ujar Anas santai berbincang dengan reda-

Kolom

Pelabuhan Mulut Naga Oleh Hery Ristiawan* Menilik ke belakang, di zaman kejayaan pertambangan emas pada masa Khung Se (perkumpulan dagang komunitas pertambangan) di Mentrado, ada catatan yang terselip dari ekspedisi seorang pelaut berkebangsaan Inggris, George Windsor Earl pada tahun 1834, dalam bukunya The Eastern Seas, Voyages and Adventure In The Indian Archipelago yang menyebutkan Singkawan . Pa d a C h a p t e r V I I I d a n I X , E a r l m e n c e r i t a kan ekpedisinya dari Tringganu dan Singapura melanjutkan perjalanan, lalu ia berlabuh di Singkawang. Ia melihat Khung Se atau perkumpulan orang-orang Tiong Hoa yang menambang emas. Menghubungkan kata Singkawang dari asumsi orangorang Tionghoa menyebut Singkawang dengan kata San Keuw Jong (Bahasa Hakka) yang berarti sisi geografis Singkawang yang Halaman 6

1 4

3 4 H

SUBUH

DZUHUR

ASHAR

MAGRIB

ISYA

16 Jul

04:14

04:24

11:51

15:16

17:54

19:08

Halaman 6

Bawang dan Cabai pun Langka

Impor Gak Lah Ye? Tapi Stok Daging, Ayam dan Telur Diperkirakan Cukup

imsakiyah IMSAK

kediaman sahabatnya H. Bobby Chrisnawan. Sebelumnya, Anas melanglang ke Singkawang untuk melihat kuliner di kota amoy yang lagi geger itu. Soal kuliner ini menurt bekas aktivis

SBY Sudah Marah-marah Soal Impor Sapi

J A D W A L

TGL

ktur Rakyat Kalbar, seusai Sebuah Jejak menulis buku pernak-pernik buka puasa, kemarin petang Persahabatan selera orang Indonesia, ten(15/7). tang kuliner. Buku soal karut marut politik? Tapi bukan kuliner juru masak. KuTernyata tidak, dan jauh panggang liner dalam konteks budaya, kata Anas dari menu atau resep berpolitik. Anas usai menggelar buka puasa bersama di

PONTIANAK-RK. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono sudah marah-marah soal daging sapi, beberapa waktu lalu. Alhasil, anak buahnya di bidang ekonomi bergegas mempercepat impor daging. Tapi, kalau cabai dan bawang melonjak harganya di daerah bagaimana? Di Kota Pontianak, Kalbar secara umum, dua bumbu idola Ibu Rumah Halaman 7

Naiknya Harga Dipicu BBM dan Barang Langka

Kemahalan, Bawang Lokal

Tak Laku

P O N T I A N A K -RK. Memasuki seminggu puasa, harga-harga sembako dan barang lainnya sudah merangkak naik. Pemicu utama diperkirakan harga BBM dan juga kurangnya pasokan. Pantauan Rakyat Kalbar di beberapa pasar tradisional menunjukkan adanya kenaikan yang cukup Halaman 7

Datang Darimana Tak Masalah, yang Penting

ADA

Perusahaan Rudy Tanoe Langgar PP 80/2003

Injet-injet Semut Anas Urbaningrum kepincut dengan Singkawang -- Perjalanan Kuliner Luar Biasa #KLB #pesankawan Bang Meng

Rakyat Kalbar

@Rakyat_Kalbar

http://www.equator-news.com

Rakyat Kalbar Online

Obrolan

JAKARTA-RK. PT Prasasti Mitra melanggar aturan pada pelaksanaan sub kontrak proyek pengadaan alat kesehatan (Alkes) perbekalan dalam rangka wabah flu burung di Kementerian Kesehatan. PT Prasasti Mitra merupakan milik Bambang Rudijanto Tanoesoedibjo alias Rudi Tanoe. Rudy juga dikenal sebagai komisaris Media Nusantara Citra. Pelaksanaan proyek pengadaan barang dan jasa pemerintah, tidak boleh dilakukan sub-kontrak untuk pengadaan utama. Kalau masih dilakukan, hal itu jelas melanggar Peraturan Pemerintah Nomor 80 tahun 2003. Sub kontrak boleh, tapi enggak seluruhnya. Hanya sebagian. Kalau semuanya ya Halaman 7

Seorang pengusaha konstruksi alias kontraktor dari Kalbar mengkhawatirkan periuknya. Dia mengaku parno kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Pemilik rumah mewah itu menyebut, pekerjaannya bergantung dengan lobi-lobi kepada pihak pemberi proyek, tapi kemampuan dan kewenangan KPK untuk menyadap percakapan dan pesan teks begitu besar. Intinya, takut ketangkap tangan ketika memuluskan jatah pekerjaan bernilai miliaran itu.*

Halaman 7

Bambang Rudijanto Tanoesoedibjo

pit Di Lorong Sem

Ada Kontraktor Parno

Kesetaraan Hukum Khalifah Ali bin Abi Thalib girang bukan kepalang ketika mengetahui baju besi miliknya yang hilang ketika memimpin perang shiffin, ada di tangan salah seorang pedangang beragama Yahudi. Singkat cerita, pemimpin yang dikenal akan keluasan ilmunya itu menghampiri penjual tersebut. Kepada sang khalifah, pedangan tersebut kemudian menawarkan baju besi. Namun Ali menegurnya Baju besi yang kautawarkan itu kepunyaanku. Seingatku, tidak pernah kuberikan atau kujual kepada siapa pun. Yahudi itu menjawab, Tidak baju besi ini milikku sendiri. Aku tak pernah diberi atau membelinya dari siapapun. Saling klaim kepemilikkan terjadi berlarut-larut, hingga mereka sepakat membawa perkara itu

S.K.A.K.! Budiman Sudjatmiko @budimandjatmiko Pd dunia ilmiah, kebenaran dr mulut anjing dinilai kebenaran; pd politik, kebenaran dr yg cacat reputasinya adlh sampah

Nenden Tjahjadi @nendennf Wartawan bodrex itu dr minta tiket mudik ke klien yg perush airline smp yg baru aja kalah di pengadilan. Kalo mau kaya jgn jd wartawan atuh

Lintas Ide Indonesia @LintasIde Penjara apa benar menjadi solusi? Salah seorang NAPI mengakui bahwa dipenjara ada bekal ilmu kejahatan jika ia keluar dr penjara nanti.

Tutihand Matulessi @tutihand_ Harga daging aja tak bisa distabilkan oleh mentan .. Kerja mentan apa sih ? Fustun ? Atau fathonah ?

Triawan Munaf @Triawan Semoga bantuan sosial BLSM -- bagi2 uang kpd rakyat dgn pendataan yg buruk -- ini yg terakhir. 12T bisa digunakan lbh efektif.

akhmad sahal @sahal_AS Muslim sdh saatnya perbanyak bangun perpus ketimbang masjid. Syiar Islam tak hanya zikir tapi juga fikir. Hanya ada satu kata: iqra!

Kementerian PU, Jalan Negara Rusak Parah

Buruknya kondisi jalan Negara di wilayah Timur Kalbar, tak hanya membuat Rakyat mengeluh. Pembesar kabupaten pun berteriak lantang. Bupati Sekadau, Simon Petrus S Sos M Si, risau dengan kerusakan akses jalan tersebut. Halaman 7 Simon Petrus


2

RAKYAT KALBAR Selasa, 16 Juli 2013

BLAK-BLAKAN

BJ Habibie, Mantan Presiden RI

Partai Politik Boleh Beda, Kan Silaturahmi Juga Penting RAKYAT KALBAR̶ Jadi pemimpin tidak gampang. Harus memahami keinginan pengikutnya, mesti punya pandangan ke depan dan selalu memikirkan Rakyat. Termasuk, meniadakan kepentingan golongan. Mantan Presiden, BJ Habibie, menilai tantangan Presiden Indonesia ke depan cukup berat. Para capres sudah saatnya memunculkan visi dan misinya dari sekarang. Tentunya visi-misi kerakyatan, kata dia, Jumat (12/7). Habibie menegaskan, seorang pemimpin harus dapat memahami apa yang diinginkan rakyatnya.

Berikut bincang-bincang Rakyat Merdeka dengan mantan wakilnya Presiden Soeharto itu selengkapnya; + Artinya harus siap dengan ide dan gagasan membangun bangsa dan negara? -Ya betul. Presiden ke depan harus membuat dan melaksanakan program-program yang pro rakyat, karena saat ini rakyat membutuhkan pemimpin yang memahami, mengerti dan berbuat sesuai dengan harapan rakyat. + Seperti apa itu? -Tentunya pemimpin bisa melihat kebutuhan dan apa yang diinginkan rakyat Indonesia. Pemimpin yang seperti itulah yang akan dicintai rakyatnya. + Cara mengetahui keinginan rakyat itu bagaimana? -Pemimpin harus mau turun ke bawah, berdialog dan berkomunikasi untuk melihat aspirasi dan harapan rakyat itu. + Apa capres yang muncul sekarang ini memenuhi kriteria itu? -Wah, itu biar rakyat yang menilai. Saya tidak bisa memberitahu apa-apa. + Bagaimana dengan Wiranto dan Prabowo Subianto ? -Siapa pun kan boleh muncul dalam persaingan Pilpres 2014. Semua capres ha-

rus diperhitungkan dengan baik dan cermat. Jangan meremehkan atau diacuhkan. + Kalau Aburizal Bakrie bagaimana? -Selama ini saya menilai pencalonan Aburizal Bakrie sudah sesuai dengan rencana Partai Golkar. Tinggal meningkatkan soliditas dan kekompakan kader. Pak Aburizal itu sudah menyentuh masyarakat hingga lapis bawah. Berarti beliau mengikuti keinginan masyarakat. + Apa hanya itu? -Bukan itu saja, Pak Aburizal kan juga sudah membangun dan menggembleng dirinya dengan jiwa kepemimpinan dari dasar sekali. + Buktinya apa? -Buktinya beliau pernah memimpin Persatuan Insinyur Indonesia (PII), menjadi Ketua Kadin, dan latar belakangnya yang saya tahu sangat banyak sekali untuk pengembangan potensi dirinya untuk maju sebagai pemimpin bangsa dan negara yang pro rakyat. Makanya beliau diusulkan untuk maju dalam Pilpres. + Kenapa Aburizal belum memiliki Cawapres? -Saya pikir Golkar kan harus konsentrasi dulu pada pemenangan Pileg 2014. Itu tiket Pak Aburizal menjadi capres. + O ya, kunjungan ke Partai Nasdem apa membicarakan koalisi? -Itu silaturahmi saja. Partai politik boleh beda, tapi kan silaturahmi penting. Re-editing : Mohamad iQbaL

Margarito, Pakar Hukum Tata Negara

Negara yang Konsisten Untuk Tidak Konsisten R AKYAT K ALBAR ̶ Pernyataan Menteri Hukum dan Ham, Amir Syamsuddin yang menyebut penerapan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 99/2012 tentang pengetatan remisi tidak berlaku surut, dinilai inkonsistensi dan bahkan diskriminatif. Pasalnya, ketika dimintai ketegasan soal putusan Mahkamah Konsitusi (MK) tanggal 22 November 2012 terkait Pasal 197 ayat (1) huruf k Undang-Undang No. 8/981 tentang KUHAP, pihak Kemenkumham bersikeras bahwa putusan MK tersebut berlaku surut. Negara ini memang negara arogan, negara yang konsisten untuk tidak konsisten, cetus pakar hukum tata negara, Margarito Kamis saat dihubungi, Senin (15/7). Sementara, pakar hukum pidana, Andi Hamzah menegaskan keberadaan putusan MK lebih kuat ketimbang PP. Maka harusnya putusan MK dijalankan terlebih dulu. Soal tak dijalankannya putusan MK tersebut, Andi mengaku penerapan hukum di Indonesia memang sudah salah kaprah. Pokoknya Indonesia masalah hukum kacau lah ya. Sudah kacau, terkenal Indonesia di luar negeri ialah penerapan hukum tidak sesuai dengan standar-standar internasional, tandasnya.

Berikut percakapan Rakyat Merdeka Online dengan Margarito; + Tidak konsisten, maksudnya? -Seperti penerapan Pasal 197 KUHP, khususnya Pasal 197 ayat (1) huruf k. Dimana dalam KUHAP tersebut

jelas disebutkan bila putusan pengadilan tak memuat perintah penahanan maka tak bisa dieksekusi. Tapi faktanya tidak ada perintah penahanan tetap diekseskusi. + Itu saja? -Ada lagi. Ketidakkonsistenan yang kedua, yakni ketika penerapan Pasal 197 ayat (1) huruf k KUHAP tersebut dibawa ke MK oleh Yusril Ihza Mahendra mewakili kliennya Parlin Riduansyah dan telah menghasilkan putusan MK tertanggal 22 November 2012. Kemenkumham seolah ogah menjalankan putusan tersebut dan malah menyebut putusan tersebut berlaku surut. Sehingga, pihaknya tidak mau membebaskan napi yang kadung dipenjara karena menjadi korban penerapan Pasal 197 huruf k Kuhap tersebut. + Tidak konsisten bagaimana? -Begini, Ketua MK Akil Mochtar telah secara tegas menyebut putusan MK tersebut tidak berlaku surut. Bahkan, Undang-undang MK pasal 47 jelas mencantumkan putusan MK tidak berlaku surut (asas retroaktif ). Efek berlakunya putusan MK bersifat prospektif ke depan (forward looking) dan tidak retroaktif ke belakang (backward looking). Ini yang menjadi menurunkan martabat PP 99/2012 dan Pasal 197 harkat dan martabatnya menjadi rendah. Re-editing : Mohamad iQbaL

Tantowi Yahya, Jubir Partai Golkar

Sekarang Cari Pendamping ARB Sebagai Cawapres R AKYAT K ALBAR ̶ Partai Golkar tidak pernah berpikir untuk memasangkan kader seniornya menjadi calon wakil presiden untuk mendampingi Joko Widodo ( Jokowi), yang disebut-sebut bakal didukung PDI Perjuangan pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2014 mendatang. Kita sementara ini belum ke arah sana. Justru kita sekarang mencari pendamping Aburizal Bakrie sebagai Cawapres, ujar Jurubicara DPP Partai Golkar, Tantowi Yahya, Sabtu (13/7) malam. Pernyataan ini disampaikan Tantowi untuk menyanggah penilaian Board of Advisor CSIS, Jeffrie Geovanie, bahwa tokoh senior Golkar cocok mendampingi Jokowi. Jeffri yakin jika pasangan Jokowi dengan tokoh senior Golkar ilustrasi oleh: thejakartapost.com

akan menang. Pasangan ini diibaratkan seperti Presiden AS Barack Obama yang berpasangan dengan tokoh senior Joe Biden. Tapi, kata Jeffrie, tokoh senior yang digandeng Jokowi itu harus punya peluang untuk mengendalikan Golkar pasca-Munas 2015 dan lalu memperkuat pemerintahan.

Berikut wawancara JPNN dengan anggota Komisi I DPR RI itu + Mau pilih Cawapres? Bagaimana dengan peringatan Akbar Tanjung? -Kalaupun ada permintaan dari Ketua Dewan Pertimbangan DPP Partai Golkar, Akbar Tanjung, agar dilakukan evaluasi karena elektabilitas Pak Aburizal tidak pernah menyentuh angka 10 persen, itu hanya semacam peringatan.

+ Jadi, komen Akbar itu tak masalah? -Itu positif. Itu semacam warning. Peringatan dari bagian keluarga Partai Golkar agar partai maupun capres kerja lebih keras daripada sekarang. Waktu kan cukup masih jauh. + Aturan evaluasi bagaimana? -Mengubah kebijakan, ya dibutuhkan forum serupa atau forum lebih tinggi untuk menganulir keputusan yang diambil sebelumnya. Kalau tidak Munas yang lima tahun sekali, ya Rapimnas. Di luar itu nggak bisa. Karena partai ini sudah punya sistem. Tapi, siapapun kader, berhak untuk menyampaikan apapun.

Re-editing : Mohamad iQbaL


metro Pemkot Singkawang Gelar Lomba Keriang Bandong Total Hadiah Belasan Juta Rupiah

RAKYAT KALBAR Senin, 15 Juli 2013

3

Setan Paling Jujur

Walikota Tarawih di Masjid Syakirin

Safari Ramadan Walikota di Masjid Syakirin, Kelurahan Sungai Jawi, Kecamatan Pontianak Kota. Anton Perdana. ANTON ILUSTRASI

SINGKAWANG. Untuk menyemarakkan bulan suci Ramadan 1434 Hijriah, Pemerintah Kota (Pemkot) Singkawang menggelar Lomba Keriang Bandong dan Kreasi Keriang Bandong Antar Gang. Pendaftaran dibuka selama sepuluh hari sejak 18 hingga 28 Juli 2013 dan gratis, kata Norman, Kepala Bidang (Kabid) Kebudayaan, Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Kota Singkawang kepada wartawan, Senin (15/7) siang. Tempat pendaftaran di Kantor Disbudparpora Singkawang dan Jalan Manggis Apip Production. Dapat juga menghubungi Rizki 081256166667 atau Arimbi 08125617627. Masyarakat bisa saja ke datang tempat pendaftaran yang telah disediakan atau menghubungi contact person-nya, ujar Norman. Technical Meeting dilakukan pada 22 Juli. Sedangkan penilaiannya dilakukan dari 28 hingga 30 Juli mendatang. Penilaiannya untuk melihat kreativitas dan jumlah keriang bandong, kata Norman. Lomba Keriang Bandong ini untuk memperebutkan total hadiah Rp15 juta. Sedangkan untuk kreasi antar gang total hadiahnya Rp10 juta. Yang belum beruntung, tentunya akan mendapatkan hadiah tali kasih juga, ujar Norman. Selanjutnya, tambah Norman, pada 31 Juli akan digelar Pawai Keriang Bandong. Dimeriahkan dengan tabuhan musik perkusi dari bambu dan lainnya, ungkapnya. Keriang bandong yang dibawa dalam pawai nanti tidak menggunakan tenaga listrik, tetapi menggunakan pelita atau lilin. Saat pawai pun kita melarang peserta menggunakan sepeda motor, jadi didorong atau menggunakan sepeda, kata Norman. Menurut dia, Lomba Keriang Bandong ini digelar untuk mengangkat kembali budaya khas yang kini mulai terlupakan. Dengan adanya perlombaan ini, diharapkan budaya ini dapat terus bertahan hingga ke generasi penerus kami, harap Norman. Untuk lebih memeriahkan lomba tersebut, Disbuparpora Singkawang juga mengundang grup tari dari FKIP Untan, Kota Pontianak, Kabupaten Kubu Raya, Sambas dan Mempawah. (dik)

PONTIANAK, Mungkin tak banyak yang mengetahui, siapa yang pertama kali mengajarkan membaca

ayat kursi untuk mengusir setan. Yang mengajari ayat untuk mengusir setan ya setan sendiri.

Itulah setan yang paling jujur, karena memberitahukan ayat yang bisa dipergunakan untuk mengusirnya, ujar Walikota Pontianak, H Sutarmidji SH, MHum, saat memberikan tausiyah pada safari Ramadan di hadapan jamaah salat tarawih, Minggu (14/7) malam di Masjid Syakirin, Kelurahan Sungai Jawi, Kecamatan Pontianak Kota. Sutarmidji menceritakan, riwayat bagaimana setan itu memberitahukan ayat kursi untuk mengusir setan. Pada mulanya Abu Hurairah ra, pernah ditugaskan oleh Rasulullah untuk menjaga pohon kurma. Lalu muncul seseorang dan mencuri kurma yang dijaga Abu Hurairah. Beruntung, Abu Hurairah, berhasil memergoki pencuri itu dan menangkapnya. Ia pun

mengancam akan mengadukan pencuri itu pada Rasulullah, SAW. Saking takutnya, pencuri itu pun beralasan kalau ia orang miskin dan sudah tiga hari tidak makan. Karena kasihan, akhirnya Abu Hurairah melepaskan sang pencuri, tuturnya. Namun keesokan harinya, pencuri itu kembali mengulangi perbuatannya dan Abu Hurairah pun berniat tidak akan melepaskan pencuri itu. Dengan rasa putus asa, pencuri itu pun memohon pada Abu Hurairah untuk melepaskannya, dan ia akan mengajari beberapa kalimat atau ayat yang sangat berguna. Abu Hurairah, penasaran ayat apa diajari sang pencuri. Lalu pencuri itu berkata, bila tuan hendak tidur, bacalah ayat kursi Allaahu laa Ilaaha illaa

Ramadan, Listrik Jangan Padam PONTIANAK . Anggota DPRD Kota Pontianak, Alpian Aminardi, meng ing atkan PLN untuk tidak memadamkan listrik sepanjang bulan Ramadan. Peringatan itu dikeluarkan, lantaran pemadaman bisa mengurangi kekhusyukkan umat Islam yang sedang beribadah. Awal-awal Ramadan listrik sudah mati. Masyarakat ribut. Kita mencoba menenangkan dengan meminta PLN pro aktif, supaya selama bulan Ramadan jangan ada pemadaman

listrik, katanya, kemarin. Kata dia, jika pun nantinya PLN terpaksa memadamkan listrik, harus ada pengaturan pemadaman yang dilakukan perusahaan negara, bukan di waktu penting. Seperti jelang berbuka dan malam hingga waktu sahur. Kita minta PLN sensitiflah terkait masalah pemadaman listrik. Moment Ramadan ini setahun sekali, tentu ini menjadi pertimbangan bagi mereka untuk tidak memadamkan listrik sembarangan,

Alpian Amainardi.

ANTON

keluh Alpian. Ia menuturkan, jauh hari

sebelumnya, DPRD mengingatkan PLN saat Ramadan kelistrikan harus tetap stabil. Ramadan setahun sekali, bukannya setiap hari. Pasti PLN punya hitung-hitungan sendiri, terkait masalah listrik ini. Terpenting bisa mengantisipasi saat bulan puasa, tidak ada lagi memadamkan listrik, terutama jelang berbuka dan sahur, paparnya. Dengan adanya pimpinan yang baru PLN ini, Alpian meminta, pelayanan harus lebih ditingkatkan. Kan mereka

SINGKAWANG. Keputusan Pemerintah Arab Saudi memangkas kuota haji 20 persen sudah final. Akibatnya, bagi warga negara Indonesia yang menyandang gelar Pak Haji atau Bu Hajah, pada 2013 dilarang berangkat haji lagi. Bagi yang sudah berhaji dilarang berangkat, terkecuali yang bersangkutan petugas. Karena di dalam rombongan Calhaj (Calon Haji, red) ini juga disertakan petugas kesehatan, petugas daerah dan dari Kemenag, kata M Nasib, Kepala Seksi (Kasi) Penyelenggaraan Haji dan Umrah, Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Perwakilan Kota Singkawang kepada wartawan, Senin (15/7)

Selain yang sudah pernah berangkat haji, tidak ada lagi yang dilarang berangkat tahun ini. Hal ini sekaligus menampik kabar kalau pemangkasan kuota berbuntut pada pemangkasan Calhaj lanjut usia. Keputusan Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Nomor D/433 tentang Pemangkasan Kuota 2013 yang kami terima Rabu lalu itu tidak menyinggung pemangkasan bagi Calhaj yang berusia lanjut, ungkap Nasib. Calhaj yang berusia lanjut tetap bisa berangkat ke tanah suci, Mekkah. Apalagi Pemerintah Arab Saudi telah menyediakan fasilitas berupa alat bantu, baik tongkat maupun kursi roda bagi mereka yang memerlukan.

Nasib mengatakan, pemangkasan kuota haji 2013 itu menyebabkan jumlah Calhaj dari Singkawang berkurang lebih dari 20 persen, dari 100 orang menjadi 79 orang. Seyogianya dari 100 orang menjadi 80 orang, karena pemangkasan kuota 20 persen. Tetapi jumlah tersebut berubah, karena terdapat Calhaj yang mengundurkan. Yang mengundurkan diri tetap kita ganti, tetapi hanya nomor urut dari 81 hingga 83. Untuk 84 terpaksa tidak bisa dimasukkan, karena jika dimasukkan akan berpisah dengan suaminya. Jadi secara keseluruhan hanya 79 orang, jelas Nasib. Dia mengharapkan ke-79 orang yang sudah dipastikan berangkat haji tahun

ini segera mengambil perlengkapan yang dibutuhkan seperti seragam haji, kaset DVD manasik serta buku panduan. Barang-barang itu sudah ada. Silakan yang bersangkutan datang ke Kantor Kemenag untuk mengambilnya, kata Nasib. Dia mengingatkan, pada 19 hingga 24 Juli, kata Nasib, akan dilakukan pemeriksaan Calhaj di Puskesmas Pasar. Kita lakukan pemeriksaan kesehatan menyeluruh. Sampai suntikan meningitis. Jadi keputusan itu ada di petugas kesehatan, apakah Calhaj bisa berangkat atau tidak. Sedangkan untuk manasik haji sehabis lebaran langsung dan itu wajib diikuti, pungkas Nasib. (dik)

SINGKAWANG. Lalu lalang mobil kontainer mulai membuat warga resah. Pasalnya, mobil dengan box raksasa itu seringkali menimbulkan kemacetan di beberapa ruas jalan di Kota Singkawang. Kepala Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Kota Singkawang mengaku, sering mendapatkan laporan dari warga mengenai mobil kontainer yang masuk sembarangan

ke ruas-ruas jalan yang tidak terlalu lebar. Itu adalah PR (Pekerjaan Rumah, red) kita, bagaimana untuk mencari solusinya, katanya ketika ditemui di ruang kerjanya, barubaru ini. Dia mengatakan, keluar masuknya kendaraan besar seperti kontainer memang sedikit banyak merugikan, pasalnya jalan kota akan cepat rusak dan arus lalu lintas macet. Tetapi, jelas Sumastro, Pemerintahan Kota

(Pemkot) Singkawang juga tidak boleh terlalu ekstrim melarang lalu lalang mobil kontainer. Karena barang-barang yang dibawa kontainer itu merupakan kebutuhan masyarakat juga, misalnya kebutuhan pokok dan lainnya, ujarnya. Apabila Pemkot Singkawang melarang mobil container masuk, kata Sumastro, dikhawatirkan akan merugikan masyarakat sendiri. Sebagai contoh, karena tidak boleh

masuk ke kota, akhirnya barang yang ada di dalam kontainer dibongkar dan dipecah angkutannya menggunakan mobil pikap atau truk, maka secara otomatis akan menambah biaya pengangkutan. Pada akhirnya barang-barang menjadi mahal dan masyarakat juga yang akan merasakan kenaikan harga tersebut, paparnya. Makanya, jelas Sumastro, akan dicarikan solusi lain untuk menga-

minimax max

Iklan MINI Hasil MAKSIMAL

CETAK UNDANGAN TENDA & SOUVENIR

Jl. A. Yani III, Kuala Dua Wonodadi luas 434 m2, sekunder A Rasau Jaya III, luas 2 ha, SHM. Hubungi Hp 085750730469, 085393771139.

Rp. 950.000,-

Jual Tanah

Xenia

THE POLITICAL NEWS REFERENCE

HARIAN

Segera Hubungi :

DODY 08125608423, 0561-7565151

Hubungi Bag.Umum (021) 6903118 atau HP. 08129495885

PA

DI ER

R

IS

P

G

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Sintang. Hub : 081345184340

AT

D I E-P

A

M O S II HUBUNGI : RPO MROO P A N A N A j u aann S AARRA m amj a KKee i aa i s s u nndd u l A S ool iis nniis B iklan-equator@equator-news.com

0561-768677/ 7911322

DISCOUNT s/d 25 Jutaan

'3 SWIFT-APV-SX4-X OVER

Proses

MUDAH & CEPAT

JOHANES

081256606125 0561 753897 7

• Cetak undangan lebih 2000 Model Undangan • Yain Spanduk, Bon, Nota, Kop Surat, Map, K. Nama Dll • Lebih 200 Contoh Souvenir • Kawinan/khitanan (ready&stock) • Penyewaan Tenda & Kursi • Photo dan Video Shooting • Orgen Tunggal KUNJUNGI:

ANUGRAH WEDDING/ ADI Jl. H. Rais A. Rahman Jl. Gunung Sahari No.21 Pontianak (Belakang Supermarket Garuda Mitra)

Telp. 7183366, 081282587257

PD. ANEKA BATU ALAM Menjual :

THE POLITICAL NEWS REFERENCE

HARIAN

Menerima Pesanan :

'3 -XWDDQ

DIJUAL CEPAT

NG IKL AN SA

Biro

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Pemangkat Hub : 085348076630

DP 10% S/d 4 Th

G r a Max Grand n d PU-BOX Gran Max

2 bdg tnh Kosong : SHM 30.000 m2 & SHM luas 11.600 m2, | di Jalan Desa Rasau Jaya Umum, Kec. Rasau Jaya, Kab Kubu Raya-Kalbar

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Melawi Hub : 0568-22069

M Nasib. MORDIADI

Mobil Kontainer Bikin Resah

Jual Tanah

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Bengkayang Hub : 081256734627

punya pimpinan baru, tentu programnya baru. Salah satunya pemadaman tidak masuk agenda PLN, ungkap legislator PKB ini. Masalah klasik, seperti layangan, menurut Alpian, jangan dijadikan alasan untuk memadamkan listrik tak terjadwal dan berbuat semaunya. Itukan alasan lama dan selalu seperti itu. Intinya kita minta PLN jangan mematikan listrik selama Ramadan hingga Idul Fitri mendatang, pintanya. (ton)

Pak Haji dan Bu Hajah Dilarang Berangkat Haji

iklanbaris baris Rp.5000/baris

3 bdg tnh kosong : (2) SHM luas 14.135 m2 & (1) SHM luas 15.223 m2. Gg Sepakat Kel.Bangka Belitung Pontianak Selatan Kalbar

Huwal-Hayyul Qayyuuumu dan seterusnya, sampai akhir ayat. Maka tuan akan selalu dipelihara oleh Allah, dan tidak akan ada setan yang berani mendekati tuan sampai pagi. jelas Sutarmidji. Entah kenapa Abu Hurairah kembali melepaskan sang pencuri dan melaporkan pengalamannya yang luar biasa tadi malam, bahwa ada seorang pencuri yang mengajarinya kegunaan ayat Kursi. Apa kata Rasulullah pada Abu Hurairah, beliau berkata bahwa pencuri itu telah berkata benar, sekalipun sebenarnya ia tetap pendusta. Kemudian Nabi SAW bertanya pula tahukah kamu, siapa sebenarnya pencuri yang bertemu denganmu tiap malam itu? Itulah setan, tutupnya mengakhiri tausiyah dalam safari Ramadan. (ton)

MITSUBISHI 4x4 Turbo Tahun 2003 silver metalik mulus siap pakai.

NEGO

FORD RANGER 4x4 Turbo Tahun 2002 biru metalik mulus siap pakai

HUB: 081256723888

DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN KOTA PONTIANAK Jl. Kom Yos Sudarso

SEDOT WC Hub: Telp. (0561) 7186955

085210738368 (Lita)

Fasilitas: 1 Unit instalasi pengolahan IPLT 2 Unit kendaraan jenis vacuum truck

Batu Alam Granit Marmer Batu Koral Prasasti Batu Nisan

tasi permasalahan mobil kontainer tersebut. Sehingga kebijakannya nanti tidak merugikan pihak manapun, terutama masyarakat Singkawang secara umum. Sebenarnya, permasalahan kontainer ini sudah dibuatkan solusinya dengan pengaturan jam melintas. Tetapi, hal tersebut tidak berjalan semestinya, karena banyak pengendara mobil kontainer tidak mematuhinya. (dik)

HUB : 0561

768677

MULTI PRODUK Menjual Alat Therapy Kesehatan dll, Kop Angin (bekam) Global Belt (Sabuk Pemanas) Dolphin (Alat Pijit) Kongzui (Sandal Kesehatan)

Reiki (Terapi Digital) Sunmas (Terapi Kaki) Happy Call (Pan Cooking)

MELAYANI : GROSIR DAN ECERAN SIAP ANTAR DALAM DAN LUAR KOTA HUBUNGI/SMS: 081257197794

EKO SERVICE

SEDOT WC HUB TELP.

7089235

Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 18 Pontianak (Jl. Penjara / depan Jl. Beringin)

Fasilitas : Selang baru tanpa bau Pengalaman 25 th di bidang WC. Juga menerima servis AC (Rumah & Kantor)

Telp. (0561) 743999

DISCOUNT 60% GARANSI


KALBAR raya

RAKYAT KALBAR Selasa, 16 Juli 2013

Angka Kematian Bayi dan Balita di Kalbar Turun Andy Jap PONTIANAK. Upaya Pemerintah Provinsi Kalbar bersama pemerintah kabupaten/ kota menekan angka kematian bayi dan balita membuahkan hasil. Berdasarkan laporan pendahuluan Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2012, angka kematian bayi dan balita di provinsi itu lebih rendah dibanding angka nasional. Laporan pendahuluan dari SDKI Tahun 2012, terjadi penurunan angka kematian bayi dan balita, ungkap Andy Jap, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalbar kepada wartawan di ruang kerjanya, Senin (15/7). Ia memaparkan, berdasarkan laporan pendahuluan itu, angka kematian bayi di Kalbar tercatat sebanyak 31 kejadian dari seribu kelahiran hidup. Sedangkan untuk angka kematian balita, sebanyak 37 kejadian dari seribu kelahiran hidup.

Sementara untuk angka nasional berdasarkan survei yang sama, angka kematian bayi sebanyak 32 kasus dan angka kematian balita 43 kasus. Menurut Andy Jap, ada perbaikan dibanding SDKI Tahun 2007 lalu. Dijelaskan dia, pada tahun itu, hasil survei menunjukkan angka kematian bayi di Kalbar mencapai 46 kasus. Jauh di atas angka nasional, yakni 34 kejadian dari seribu kelahiran hidup, terang Andy Jap. Begitu juga untuk angka kematian balita, sambung dia, juga lebih tinggi. Yakni dari seribu kelahiran hidup, terdapat 59 kejadian. Sementara untuk angka nasional, terdapat 51 kejadian angka kematian balita dari seribu kelahiran hidup. Jika dibandingkan hasil SDKI itu, terjadi penurunan angka kematian anak dan balita yang cukup signifikan di Kalbar. Hasilnya sudah lebih baik

EQUATORIANA

dibanding rata-rata nasional, ujar Andy Jap seraya mengatakan untuk angka kematian ibu, hingga kini datanya masih belum diumumkan dari survei tersebut. Pada kesempatan itu, ia juga berharap agar kerjasama yang baik antara pemerintah provinsi dan kabupaten/ kota terus dipertahankan, bahkan ditingkatkan. Karena hasil tersebut menunjukkan peemrintah provinsi bersama kabupaten/kota bekerja sungguh-sungguh dalam menekan angka kematian bayi dan balita. Upaya itu, Andy Jap menambahkan, diantaranya dengan mengoptimalkan peran posyandu serta peran kader PKK, sehingga terdapat upaya pencegahan mulai di kalangan masyarakat sendiri. Jangan setelah sakit baru dibawa ke puskesmas, tetapi dengan ke posyandu, grafik kesehatan dari si anak akan selalu terlihat dan terpantau, pungkas dia. (jul)

Legislator Kalbar Desak Pengakuan Sultan Hamid II Sebagai Bapak Perancang Lambang Negara PONTIANAK. Anggota DPRD Kalbar, Suprianto mengatakan, hingga saat ini belum ada pengakuan secara hukum kepada Sultan Hamid II selaku perancang lambang Negara Indonesia. Ia berharap, dengan telah diluncurkannya nya buku biografi politik Sultan Hamid II sebagai perancang Negara, seyogyanya harus mendapat pengakuan dari bangsa Indonesia. Kita berharap buku tersebut mampu menggugah kesadaran berbangsa mengenai Sultan Hamid II yang hingga kini karyanya masih menjadi salah satu alat pemersatu bangsa. Dengan terbitnya buku itu, diharapkan Negara dapat memberi penghargaan kepada Sultan Hamid II sebagai Bapak Perancang Lambang Negara, ujar Suprianto. Sultan Hamid II merupakan sultan ketujuh dari Kesultanan Pontianak. Nama lengkapnya, Sultan Syarif Hamid Al-Qadrie. Ia pernah menjadi Menteri Negara Zonder Porto Folio di masa Presiden Soekarno (Republik Indonesia Serikat), dan Ketua BFO atau Permusyawaratan Negara-negara Federal dalam Konferensi Meja Bundar. Namun ia pernah dianggap terlibat dalam Peristiwa Westerling meski berdasarkan putusan Mahkamah Agung Tahun 1953, tuduhan itu tidak terbukti. Turiman, salah seorang penulis buku itu memaparkan, ada dua tahap perancangan lambang negara yang dibuat oleh Sultan Hamid II. Rancangan tahap pertama, pada 8 Februari 1950, mengambil figur burung garuda yang digali dalam mitologi bangsa Indonesia berdasarkan bahan dasar yang dikirim Ki Hajar Dewantoro dari sketsa garuda di berbagai candi di Jawa. Gambar lambang negara dimaksud itu, sudah dikritisi oleh Panitia Lambang Negara. Kemudian, rancangan tahap kedua, pada 10 Februari 1950, mengambil figur burung elang rajawali setelah Sultan Hamid II melakukan penyempurnaan dan perbandingan

Pengantar: Tumpahkan unek-unek, kritik, pujian ataupun komentar Anda tentang layanan umum dalam kolom SMS InterAktif. Untuk SMS yang belum dimuat harap bersabar, antre! Kami tidak melayani SMS berbau SARA dan menyudutkan pribadi tanpa fakta.

Masalah kita

-GPCRC 5GTKPI .QNQU!

08.49

+MCP +NGICN Selamat Pagi. Saya adalah langganan Harian Rakyat Kalbar. Pagi saya sudah baca koran yang atas nama Ah tersangka pemilik ikan kembung ilegal. Tersangka ini hanya anak buah bos. Ikan kembung atas nama LCK tinggal di Jalan Kutilang. Itulah bos sebenarnya, yang atas nama Ahak adalah kaki tangan LCK. Terimakasih.

15.06

4GPWPICP -GJKFWRCP Kita sebenarnya bisa untuk menjadi bisa. Bilamana kita masih hidup, walaupun besok akan mati, jika hanya sekedar akan tapi kan belum. Apa yang dimaksud manusia, adalah baik namun belum tentu benar. Jika kita akan sanggup berawal dari menjadi. Menjadi awal dari suatu proses suatu bentuk daripada merasakan rasa dari suatu kehidupan yang bermakna, walau sejenak namun akan terciptanya suatu rasa ingin tahu yang tak ubahnya kita sedang berada di tepi pantai sambil menatap lekat kaki langit bertautan erat dengan permukaan laut. Akan tetapi, begitu kita kejar kedua benda itu ternyata tak bisa kita temui. Itulah politik yang pasti, aku menjadi lihatlah makna sebuah cerita tayangan tv, Jika Aku Menjadi. Itulah dia yang pasti, adalah rasa asli walau berlalu begitu cepat dan sejenak. Kaki langit tetap kaki langit. Pontianak, 13 Juli 2013. Ibrahim Myh. 081288673500 14-7-2013

HARIAN

HP : 081345479682 Selamat Hari Raya Selamat Menunaikan Idul Fitri 1429 Ibadah Puasa 1434H H

Telah ditangkap satu unit truk fuso KB 9137 AM bermuatan bawang bombay dan kolbis sekitar 12 ton pada tanggal 11 Juli 2013 di Jalan Trans Kalimantan, diduga ilegal tanpa dokumen asal Entikong. Diamankan oleh anggota Intel Korem pukul 07.30. Barang bukti dan sopir diserahkan ke Balai Karantina Pontianak, kok tidak ke Mapolda? Untung saja tidak ada pak xx yang mengawal barang ilegal tersebut. Mungkin saja sopoi untuk oknum petugas di perbatasan Malaysia-Entikong cukup tebal ya, hingga barang selundupan tersebut sering lolos dengan aman. Untung ada anggota Intel Korem. Jangan-jangan petasan lolosnya dari Entikong juga ya? Pantas petasan marak beredar se-wilayah Kalbar. Janganjangan upeti dari cukong jumbo petasan di Pontianak tersebut jumbo juga untuk oknum petugas penting di Kalbar? Jika demikian, pantaslah narkoba marak masuk desa di Kalbar. Kacau lho. Ibrahim. Myh.

085246471222 15-7-2013

Suprianto

dengan negara lain yang menggunakan figur yang sama. Figur burung elang rajawali itu kemudian ditetapkan menjadi Lambang Negara Republik Indonesia Serikat (RIS) 11 Februari 1950 dan masuk berita negara Parlemen RIS 17 Februari 1950 Nomor 2 dan menjadi lampiran resmi PP No 66 Tahun 1951 berdasarkan Pasal 6. Sultan Hamid II dalam transkrip 15 April 1967 secara semiotika hukum lambang menamakan lambang negara RIS itu Rajawali - Garuda Pancasila. Soekarno menamakan Elang Rajawali - Garuda, PP No 66 Tahun 1951 menyebut berdekatan dengan burung Elang Rajawali. Jadi, lambang negara RI secara struktur gambar sekarang ini, sebenarnya berbentuk Elang Rajawali, bukan Garuda. Kalbar telah mengusulkan di amandemen UUD Tahun 1945 terhadap pasal 36 menjadi pasal 36 A pada tahun 2000 kepada MPR RI. Namun ketika UU No 24 Tahun 2009 tentang Bendera, Bahasa, Lambang Negara dan Lagu Kebangsaan, pada pasal 48 tidak disebutkan siapa perancang lambang negara tersebut. (jul)

Redaksi menerima surat pembaca, isi maksimal 300 kata ukuran huruf 12. Silakan kirim ke e-mail: redaksi@equator-news.com

Sms Warga

081288673500 13-7-2013

4

08.32

THE POLITICAL NEWS REFERENCE

Jawa Pos Media Group

Penerbit PT Kapuas Media Utama Press Alamat Sekretariat: Graha Pena Kalbar Jalan Arteri Supadio (d/a Ahmad Yani 2) Km 3,5 Kubu Raya 78391 - Kalimantan Barat Telepon: 0561-768677 (hunting), 0561-721229 Fax: 0561- 768675 e-Mail: redaksi@equator-news.com

Kenaikan harga menjelang hari raya, seperti Idulfitri adalah fenomena berulang yang seolah tak terhindarkan bagi rakyat Indonesia. Sesuai hukum ekonomi, fenomena ini sebenarnya wajar, dimana ada peningkatan permintaan, maka harga pun melonjak. Tak urung, kondisi ini meresahkan masyarakat, terutama mereka yang berpenghasilan minim. Tahun ini lonjakan harga berlipat ganda dibanding tahun sebelumnya. Sebelum bulan Ramadan tiba telah didahului dengan keputusan pemerintah menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM). Apalagi bersamaan dengan tahun ajaran baru jenjang sekolah dasar (SD) hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) sederajat.

Sederet program bantuan yang disiapkan sebagai kompensasi dari kenaikan harga BBM, tidak membuat masyarakat nyaman. Strategi pemerintah tiap tahun pun selalu sama, yakni operasi pasar. Jika stok tidak mencukupi, pemerintah memutuskan untuk impor, padahal Indonesia terkenal dengan swasembada beras. Kalau terus berulang dan tidak ada solusi, berarti pemerintah telah kalah dengan pasar dan tidak mau serius meredam kenaikan harga. Pemerintah sibuk dengan hal-hal yang tidak penting, seharusnya pemerintah memiliki jurus pamungkas untuk meredam kenaikan harga, sehingga melonjaknya harga dapat diseimbangkan untuk kesejahteraan rakyat kecil. Bagaimana menurut Anda?

577868 Jl. Gajah Mada No. 3 Telp. 577868 Fax: 741963 Pontianak

Jl. Gajahmada No. 41 - Pontianak TOUR BEIJING- SHANGHAI

Berangkat April 2013 Call: 081352684333 / 08125634741 Melayani: Tiket Darat, Laut & Udara | Pembuatan Paspor | Taxi Service | Voucher Hotel

Tanggapan Kabupaten Landak baru-baru ini, masyarakat di Desa Keranji Paidang ribut terima bantuan BLSM, gara-gara yang berhak menerima justru tidak menerima bantuan tersebut. Sebaiknya pemerintah perlu meninjau ulang kembali, supaya tidak membuat rakyat ribut. Segera ditindaklanjuti, kasihan rakyat. 085348139488 14-7-2013

14.15

Pembina: Dahlan Iskan, HM Alwi Hamu. Direktur/Pemimpin Umum: Djunaini KS. Wakil Direktur: Djailani Kasno

Pemimpin Redaksi/ Penanggung Jawab: Hamka Saptono Dewan Redaksi: Anton Perdana, Yuni Kurnianto, Misrawie Alfikri, Julianus Ratno, Mohamad Iqbal. Koordinator Liputan: Kiram Akbar. Kota Pontianak:Samsul Arifin, Pracetak/Tata Wajah: Dennis (Manajer), Defri, Yudi, Khusyairi Permata. Illustrator: Reza Setiawan Pemasaran Koran & Promosi: Rosadi Jamani (Manajer), Mohamad Qadhafy, Kiki Rizky, Abubakar, Heru Prayitna (Distribusi), Jenggo, Susanto Iklan: A Jaiz (Manajer), Uray Kamaruzaman, Darussalam. Divisi Event: Mohamad Qadhafy Website & IT: Hendra Ramawan Biro Kubu Raya: Taufiq. Biro Mempawah: Alfi Shandy, Jl. Teratai Blok A No 3, Telp. 0561-691326. Biro Singkawang: Mordiadi. Biro Sambas: M Ridho, Jl. Sukaramai Komp Didis Permai Blok G10, Dalam Kaum, Sambas, Telp. 0562-392738. Biro Sanggau: M Khusyairi, Komplek Pasar Rawa Bangun Lantai 2, Kota Sanggau. Biro Landak: A Sutarjo, Jl. Jalur 2 Ngabang depan Wisma Usaha Jaya Pal 2 Ngabang. Biro Kayong Utara: Kamiriludin, Jl. Simpang Tiga Desa Siduk, Kecamatan Sukadana. Biro Ketapang: Jaidi Chandra. Biro Sekadau: Abdu Syukri. Biro Kapuas Hulu: Arman Khairiadi, Jl. M Yasin, Putussibau Utara No 3, Telp. 0567-22877. Biro Melawi: Sukartaji, Jl Juang Nanga Pinoh Telp. 0568-22069. Biro Sintang: Suhardin. Keuangan: Nurbani (Manajer), Julianovita. Umum/Administrasi: Adidharma Iklan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No. 4 Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12560 Telp. 78840827 Fax. (021) 78840828. Tarif iklan per milimeter kolom Hitam putih: 8.000,00. Spot color: 10.500,00. Full color: 15.000,00. Iklan baris: 5.000,00/baris Percetakan PT Akcaya Pariwara,Jalan Adisucipto,Kubu Raya (Isi di luar tanggung jawab percetakan) Bank Bank Mandiri Cabang Pontianak Sidas a/n PT Kapuas Media Utama Press (minimal dua baris maksimal 10 baris) Harga Eceran: Rp 2.500,00. Harga Langganan: Rp 65.000,00/bulan (luar kota tambah ongkos kirim) Bank Bank Mandiri Cabang Pontianak Sidas


KURSI RAKYAT k

untu

RAKYAT KALBAR Selasa, 16 Juli 2013

5

Waspada‌!!! Kasus Mesir Bisa Terjadi di Indonesia Probowo: di Bawah Pemerintahan yang Salah, Indonesia Menjadi Tidak Berdikari

J A K A R T A . Undang-Undang Organisasi Masyarakat (UU Ormas) yang belum lama disahkan oleh DPR terus menjadi perdebatan. Bahkan, dikhawatirkan terjadi pembangkangan sipil secara besar-besaran terhadap UU Ormas tersebut. Wakil Ketua MPR, Hajriyanto Y Thohari mengungkapkan kekhawatirannya terhadap kemungkinan terjadinya pembangkangan sipil terhadap UU Ormas itu. Jika itu terjadi, kata Hajri, maka apa yang terjadi di Mesir dan Turki, yang mampu menggulingkan presiden, juga bisa terjadi di Indonesia. Hal yang paling kita khawatirkan dengan UU Ormas ini terjadi pembangkangan sipil, karena banyak kalangan yang menolak UU Ormas ini, kata Hajriyanto, di Senayan, Jakarta, Senin (15/7). Pembangkangan sipil, dijelaskan dia, merupakan salah satu kontrol sosial terhadap kekuasaan yang tidak bisa terelakkan di negara demokrasi. Meski Presiden dan DPR sebagai pemegang kekuasaan melalui proses demokratis, tetap saja

Hajriyanto. Seperti diketahui, Koalisi Kebebasan Beserikat tengah menyiapkan gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) terhadap UU Ormas tersebut. Kami lebih memilih cara-cara konstitusi yakni menggugat Undang-Undang Ormas ke MK ketimbang melakukan pembangkangan sipil sebagaimana yang banyak terjadi di beberapa negara Asia, kata Romo Benny Susetyo, di gedung Nusantara IV, komplek Parlemen, Senayan Jakarta, Senin (15/7). Dikatakan Romo, pihaknya akan melakukan gugatan bersama 99 Ormas yang tergabung dalam Koalisi Kebebasan Berserikat, dipimpin oleh Din Syamsuddin. Kami yakin UU Ormas itu bentuk pengingkaran penguasa terhadap Pasal 28 UUD 45, ujar Romo Benny Susetyo. Selain itu lanjut Romo, UU tersebut juga telah mencampuradukan deďŹ nisi Ormas dengan Non-ormas. Misalnya lembagalembaga keagamaan yang selama ini dipersepsikan lebih tinggi harkatnya ketimbang

tidak boleh membuat kebijakan tanpa melibatkan partisipasi rakyat, termasuk yang menentang, ujar Hajriyanto. Tapi, polit isi Golkar ini melanjutkan, setelah mendengar langsung dari Romo Benny Susatyo bahwa Koalisi Kebebasan Beserikat yang menolak UU Ormas itu akan menempuh judicial review ke Mahkamah Konstitusi (MK), dengan sendirinya kekhawatiran terhadap pembangkangan sipil itu tidak jadi kenyataan. Langkah itu tepat, karena sebuah UU memang tidak boleh bertentangan dengan Konstitusi-UUD 1945 itu sendiri. Membawa ke MK merupakan langkah yang paling beradap dan kita berharap MK bisa menguji konstitusionalitas UU Ormas ini, harapnya. MPR sendiri, sejak awal telah meminta Pimpinan DPR dan Pansus RUU Ormas untuk menunda pengesahan UU Ormas. Tapi karena merasa pihak pemenang pemilu dan Presiden juga merasa menang pemilu maka mereka mengesahkan UU Ormas ini, tegas

Ormas, melalui UU Ormas, semuanya disamakan. Lembaga keagamaan, NGO, artinya semua mau diatur. Yang hobi sama sepeda ontel, tiga orang saja sudah bisa bikin Ormas dan regulasi sama dengan regulasi lembaga-lembaga keagamaan, kata dia. Demikian juga halnya argumen pemerintah dan DPR yang mengatakan UU ormas ini akan mengatur Ormas yang melakukan tindak kekerasan. Lho, dimana logikanya, UU Ormas tidak punya sanksi. Kalau ada tindak pidana dilakukan Ormas, pakai KUHP saja. Ujung-ujungnya mengembalikan wewenang Kesbangpol Kemendagri persis ada era Orde Baru, ungkap ugkap Romo Benny. Menurut dia, sejumlah negara yang memiliki UU Ormas secara ideologi memang tidak masuk dalam negara demokrasi, seperti China, Vietnam dan Korea Utara. Di negara tersebut asas represif dilegalkan dan Indonesia mau kembali lagi membangun rezim represif itu, pungkas Romo Benny Susetyo. (jpnn)

IDACHI SPORTS SPORTS IDACHI

0%

SPECIAL

+0

SALE

60

disc up to ersen Jl. Tanjungpura Mall Ramayana Lt. 2 No. 3 Telp. 0561-7506345 Pontianak P Tgl 11 Juli S/d 17 Juli 2013 6 & 12 Bulan

PROFESIONAL HEALTH CARE PRODUCTS

FS 802 (NEW) NEW ORBITRACK

FS 729-4 (4-FUNGSI) TREADMIL MANUAL

Hanya

Hanya

8.588 Ribu

TREADMIL MOTORIZED

Hanya

3.788 Ribu

FS 242 A+M (NEW)

FS 4000 P (NEW)

3.988 Ribu

FS 4600 B (NEW)

FS 917 N

TREADMIL MOTORIZED

FS 1022 (NEW) MAGNETIC BIKE

Hanya

Hanya

6.588 Ribu

2.588 Ribu

(NEW) EXBIKE

Hanya

FS 728-6 TREADMILL (6 FUNGSI) Hanya

9.288 Ribu

4.188 Ribu Hanya

2.388 Ribu

FS 803 (NEW) HOME GYM

FS 23556 (NEW) ELLIPTICAL BIKE

FS 662 FS 1330 D (NEW) PLATINUM BIKE TREADMIL MANUAL Hanya

Hanya Hanya

Hanya

3.988 Ribu

2.088 Ribu

4.688 Ribu

2.788 Ribu

Cocok Untuk : Fitness Centre, Hotel, Apartemen Dan Lain-lain Melayani : Grosir dan Eceran OKAL T HARGA LARANG OBRA L R O P IM G Pesan Antar : Dalam dan Luar Kota N KAL B BARA HA RGA LO (Khusus Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)

BURUAN !!! STOCK TERBATAS KESEHATAN ADALAH HARTA YANG PALING UTAMA

SMS 087818322288

GARANSI: SPAREPARTS 1 TAHUN SERVICE LONG LIFE

JAKARTA. Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Probowo Subianto mengatakan, kondisi bangsa saat ini merupakan sebuah pradoks, kejanggalan, anomali sekaligus tidak masuk akal. Sebuah negara kaya luar biasa, tapi rakyatnya miskin. Kita memiliki laut yang terbentang luas tapi kita mengimpor ikan. Bahkan kita juga mengimpor garam, ujar Prabowo dalam acara deklarasi Enam Program Aksi Transformasi Bangsa di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta Pusat, Senin (15/7). Sebagai negara agraris beriklim tropis yang bisa panen tiga kali dalam setahun, sangat tidak mungkin Indonesia mesti mengimpor bawang dan komiditas pokok lain. Sapi saja kita impor. Masa negara yang subur ini, memelihara sapi saja tergantung pada orang, kata Prabowo. Ia menegaskan, di bawah pemerintahan yang salah maka negara Indonesia menjadi tidak berdikari (berdiri dengan kaki sendiri), sering kalah tawar, kalah bersaing bahkan menyerah sebelum berjuang. Sebagai bangsa empat terbesar di dunia, kita tidak bisa memproduksi motor dan mobil sendiri. Bahkan membuat tim sepak bola pun tidak mampu dan kalah bersaing, ungkapnya. Untuk diketahui, Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) mendeklarasikan enam program aksi transformasi bangsa 2014-2019. Enam program yang dideklarasikan hari ini, kata Prabowo, adalah hasil renungan dan kajian mendasar atas kondisi bangsa selama 65 tahun kemerdekaan dan 15 tahun reformasi. Enam Program Aksi Transformasi Bangsa Partai Gerindra yaitu, Membangun ekonomi

yang kuat, berdaulat, adil dan makmur, melaksanakan ekonomi kerakyatan. Kemudian membangun kedaulatan pangan dan energi serta pengamatan sumberdaya air, meningkatkan kualitas pembangunan manusia Indonesia melalui program pendidikan, kesehatan, sosial dan budaya. Terakhir, membangun infrastruktur dan menjaga kelestarian alam serta lingkungan hidup; dan Membangun pemerintahan yang bebas korupsi, kuat, tegas dan efektif. (Rmol)

Prabowo Subianto

Budayawan: Perlu Gerakan Perubahan dari Generasi Muda JAKARTA. Budayawan Ridwan Saidi menyatakan perlunya perubahan di Indonesia. Perubahan itu digerakkan oleh generasi muda agar kehidupan masyarakat menjadi lebih baik, terlebih menjelang Pemilu 2014 mendatang. Minggu lalu sekitar 1500 tokoh muda yang tidak beraďŹ liasi dengan kekuatan apapun telah berkumpul. Sejarah tidak akan menghiraukan pada anda kalau tidak ikut arus perubahan, ujar Ridwan dalam diskusi Perhimpunan Gerakan Keadilan (PGK) bertema Menuju Indonesia Yang Dicita-citakan di kantor PGK Jalan Tebet Timur Dalam Raya 43 Jakarta, Senin (15/7). Menurut dia, yang perlu untuk dirubah di Indonesia adalah birokrasi pemerintahan yang korup dan bercokolnya kekuatan asing di Tanah Air. Power holder Indonesia adalah TNI dan kekuatan modal. Kalau mau merubah ya itu yang dirubah. Jadi, jangan salah menghadap,

perubahan di Indonesia cukup serius, ujar mantan aktivis 77-78 tersebut. Selain itu, kata Ridwan, sistem politik otoriter yang berjalan saat ini juga perlu diubah untuk menciptakan kehidupan berbangsa dan bernegara yang baik. Ini yang otoriter adalah sistemnya, di mana kalau tidak ada uang ya tidak bisa ikut sistem itu. Kalau dibiarkan 2014 akan seperti ini terus keadaannya. Orang berpikir lima tahun ke depan akan seperti ini. Harus berubah, jalan terus, jelas Ridwan. (Rmol)


6

RAKYAT KALBAR Selasa, 16 Juli 2013

SAMBUNGAN

Sidang Pencucian Uang LHI Dua Hakim Tipikor Beda Pendapat

Kuliner itu .................................................................................dari halaman1 Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), ini bahwa kuliner bisa lebih hebat sebagai kekuatan Indonesia. Jadi tak mulu soal politik. Salah satu judul buku yang tengah dirancangnya ya itu tadi, kekuatan Indonesia dari konteks budaya dilihat dari sisi kuliner. Tak heran, turun dari kancah politik, Anas lebih banyak menghabiskan waktu berburu kuliner nusantara. Dia mengaku kunjungannya ke Kalbar hanya untuk berburu dan menikmati makanan khas Kota Singkawang. Saya kangen Singkawang. Kangen minum kopi di Pasar Hongkong. Di bulan Ramadhan Kota Singkawang tetap hidup, ungkap Anas. Ini kali ke lima di ke kota amoy. Sebelumnya, 2004 menjelang Pemilu, saat masih menjabat komisioner KPU, dua kali saat acara HMI. Kemudian pada 2008 saat acara Partai Demokrat. Bekas Ketua umum PB HMI ini menambahkan, Indonesia kaya akan keindahan alam dan kekayaan cita rasa makanan yang luar biasa. Kehadirannya di Singkawang untuk menikmati keanekaragaman kuliner dan melihat keindahan alamnya yang tidak ditemukan di daerah lain. Saya suka masakan asam pedasnya. Kemudian tahunya.

Rasanya khas, ujar Anas seraya bilang kalau di Singkawang dia gak kemana-mana kecuali menyempatkan diri menonton pertandingan sepakbola Arsenal vs Indonesia Dream Team dengan kemenangan telak 7-0 untuk Arsenal. Mengenakan kemeja krim dan celana kain hitam, Anas sambil selonjoran santai di lantai kembali menuturkan soal kuliner. Kuliner lokal harus dikembangkan. Karena kuliner merupakan bagian dari budaya dan kekuatan ekonomi rakyat. Mau lebih jauh lagi, sambung Anas, kuliner salah satu hal terpenting dalam perkembangan tourism. Karena itu, kuliner harus maju, kalau memang ingin mengembangkan pariwisata yang berbeda dengan berbagai daerah. Isu utama kuliner adalah merawat warisan kebudayaan. Ingat, diplomasi internasional sukses dibantu kuliner. Indonesia kalah jauh dari Thailand, apalagi negara lain seperti Jepang, Korea, Meksiko dan Eropa yang selalu mengedepankan kulinernya, ungkap Anas. Padahal, kata dia, masakan Indonesia enaknya maknyus. Tapi kurang dilihat sebagai diplomasi internasional. Thailand sangat serius, Indonesia belum serius. Mengenalkan Indonesia

dengan kuliner itu biayanya lebih murah dan efektivitasnya lebih tinggi, papar Anas. Iya juga, kuliner lebih maknyus dari politik. Bobby Chrisnawan mengaku senang dikunjungi Anas Urbaningrum, sahabatnya. Apalagi bersama-sama berbuka puasa di kediamannya, Jalan Sungai Raya Dalam, Komplek Villa Gading Permai, Kota Pontianak. Saya sangat senang sekali dikunjungi Mas Anas. Kita bersilaturrahmi dan bersenda gurau bersama, ungkap Bobby. Terlihat keakraban pada saat buka puasa bersama di kediaman Bobby. Bahkan Anas serasa mendatangi kediaman keluarganya. Hadir pada acara buka puasa bersama itu, Ketua STAIN Pontianak H Hamka Siregar, H Subhan A Rasyid tokoh agama Kalbar, Ketua PATRI Imam Muhadi, rekan-rekan jurnalis dan para sahabat Bobby Chrisnawan. Saya mengucapkan banyak terima kasih kepada Mas Anas atas kunjungannya di kediaman saya. Saya do akan semoga beliau diberikan kekuatan dan kemudahan dalam segala urusan kedepan, kata Bobby. Laporan: Zulkifli Khafli & Hamka Saptono

Pelabuhan .................................................................................dari halaman1

Jakarta-RK. Majelis hakim pada Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) beda pendapat (dissenting opinion) soal kewenangan Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam perkara tindak pidana pencucian uang yang dilakukan terdakwa Luthfi Hasan Ishaaq (LHI). Dua hakim anggota yang menyatakan berbeda pendapat itu adalah I Made Hendra dan Joko Subagio. Keduanya menilai Jaksa KPK tidak memiliki wewenang dalam mengadili perkara pencucian uang bekas Presiden PKS tersebut. Karenanya TPPU itu tidak bisa dilakukan. Karena penuntut umum KPK cuma bertugas sesuai undang-undang menuntut mereka, hanya sebatas mengajukan penuntutan dalam tindak pidana korupsi, kata Hakim anggota I Made Hendra, saat membacakan putusan sela d i Pe n g a d i l a n T i p i k o r, Jakarta, Senin (15/7). Dia menerangkan jika sesuai UU, memang KPK memi-

liki wewenang mengusut tindak pidana pencucian uang yang diketahui atau patut diduga berasal dari tindak pidana korupsi. Tetapi, yang berwenang menuntut perkara itu adalah jaksa pada Kejaksaan Tinggi a t a u Ke j a k s a a n Ag u n g . Sementara itu, Hakim Joko Subagio mengatakan, perbedaan pendapat itu menjadi sebuah kesatuan dalam putusan sela. Hakim Ketua Gusrizal Lubis menjadwalkan sidang lanjutan pada Senin (22/7) pekan depan, dengan agenda pemeriksaan saksi. Nota keberatan alias eksepsi dari terdakwa suap impor daging sapi dan pencucian uang, Luthfi Hasan Ishaaq, ditolak Majelis Hakim Pengadilan Tipikor. Majelis hakim menilai dakwaan yang diajukan oleh Jaksa Penuntut dari KPK sudah tepat. Eksepsi diajukan oleh terdakwa Luthfi Hasan Ishaaq dan tidak dapat diterima. Menyatakan, surat dakwaan penuntut umum sah, dan dapat digunakan sebagai dasar melanjutkan persi-

dangan perkara. Menangguhkan biaya perkara sampai akhir persidangan, kata Ketua Majelis Hakim, Gusrizal Lubis, saat membacakan sikap majelis dalam sidang putusan sela di Pengadilan Tipikor, kemarin. Hakim menilai, tudingan P K S t e r h a d a p K P K t e rkait upaya penghancuran citra partai secara sistematis, bukan termasuk materi eksepsi. Begitu pula tudingan permainan opini oleh KPK. Maka, hal itu harus dikesampingkan, sambung Gusrizal. Dia menyatakan, keberadaan Pengadilan Tipikor sudah sesuai aturan perundangundang an. Peng adilan Tipikor yang dibentuk di setiap Pengadilan Negeri di tingkat provinsi bisa mengadili perkara korupsi. Pengadilan tindak pidana korupsi adalah satu-satunya pengadilan yang berhak memeriksa, mengadili dan memutus perkara tindak pidana korupsi, serta tindak pidana pencucian uang yang diketahui atau patut diduga berasal dari tindak pidana

korupsi, lanjut Gusrizal. Karena itu, Gusrizal menyebut dalil keberatan tim penasihat hukum tidak termasuk dalam materi eksepsi dan tidak dapat diterima. Majelis hakim Pengadilan Tipikor juga menolak nota keberatan alias eksepsi terdakwa pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian dan pencucian uang, Ahmad Fathanah. Ketua Majelis Hakim, Nawawi Ponolango, menyatakan dakwaan yang diajukan oleh Jaksa KPK terhadap orang dekat Luthfi Hasan Ishaaq itu sudah tepat. Menyatakan keberatan Tim Penasehat Hukum Ahmad Fathana atas surat dakwaan JPU KPK tidak dapat diterima, kata Nawaw i membacakan putusan sela di Pengadilan Tipikor di Jakarta, Senin (15/7). Oleh sebab itu, Majelis Hakim juga memerintahkan penuntut umum KPK untuk melanjutkan pemeriksaan perkara ini. Re-editing: Hamka Saptono

BK DPR akan Pelajari Aduan ICW Soal Priyo Budi J AKARTA -RK. Badan Kehormatan (BK) DPR akan mempelajari aduan Indonesia Corruption Watch (ICW) terhadap Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso soal remisi napi koruptor, apabila surat aduannya telah diterima. Kita pelajari dulu surat dari ICW, kita belum tahu laporannya seperti apa, ujar Wakil Ketua BK DPR Siswono Yudohusodo di gedung DPR Jakarta, Senin (15/7). Menurutnya, sepengetahuan pihak BK DPR, tindakan yang diambil Priyo Budi Santoso selaku salah satu pimpinan DPR hanya meneruskan surat pengaduan sembilan narapidana LP Sukamiskin kepada Presiden SBY terkait Peraturan Pemerintah 99 tahun 2012 tentang pemberian remisi. Sejauh yang kami tahu, saudara Priyo meneruskan terpidana korupsi yang keberatan haknya mendapatkan remisi terhambat PP tersebut. Saya belum tahu suratnya seperti apa. Bentuknya bagaimana, jelas Siswono. Karena itu, lanjutnya, BK DPR akan terlebih dulu pelajari maksud laporan ICW terhadap Priyo Budi Santoso terkait remisi untuk napi kasus korupsi tersebut. Kita baca dulu. Bersama ini saya teruskan, kalau di situ ada sikap. Tidak bisa menggeneralisir begitu,

tegas Siswono. Sebelumnya, Priyo mendapat surat perihal permohonan perlindungan hukum dan HAM dari sembilan narapidana kasus korupsi yang mewakili 106 napi di Lapas Sukamiskin Bandung. Sembilan orang tersebut adalah Hari Sabarno, Agusrin M. Najamuddin, Wijanarko Puspoyo, Soetejo Yuwono, Muchtar Muhammad, Jumanto, Abdul Syukur Ganny, Haposan Hutagulung dan Abdul Hamid. Cuekin Rencana ICW Ketua DPR Marzuki Alie enggan mengomentari rencana ICW melaporkan Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso ke BK terkait remisi koruptor. Alasannya, lembaga pegiat anti korupsi itu sudah tidak kredibel lagi. Terutama dalam mengungkap data korupsi. ICW tidak usah dikomentari, karena kredibilitasnya sudah diragukan, katanya saat dihubungi di Jakarta, Senin (15/7). Marzuki pernah menjadi korban buruknya kredibilitas ICW ketika pemerintah dan DPR mengadakan seleksi pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Pada waktu itu dia menginginkan agar pimpinan KPK dipilih anak bangsa yang terbaik atau sekalian tidak perlu ada KPK. Namun, niat baik itu direspon negatif oleh ICW dengan menganggapnya

tidak berkomitmen terhadap upaya pemberantasan korupsi. Padahal, kilah Marzuki, pernyataannya itu merupakan bukti kepedulian sekaligus dukungan terhadap pemberantasan korupsi di Indonesia. Agar KPK dipimpin oleh mereka yang betul-betul amanah. Lha kok dibilang tdika pro pemberantasan korupsi. Kira-kira kredibel tidak tuduhan mereka, jadi tidak usah dikomentari, jelas Marzuki yang juga Wakil Ketum Partai Demokrat itu. Berita sebelumnya, Koalisi Masyarkat Sipil berencana melaporkan Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso ke BK DPR. Pelaporan dilakukan menyusul tindakan Priyo yang memfasilitasi narapidana korupsi menyurati Presiden SBY terkait PP 99/2012 tentang pengetatan remisi dinilai tidak berpihak pada pemberantasan korupsi. Tindakan Priyo ini mencederai citra DPR sebagai perwakilan rakyat yang antikorupsi, ujar peneliti ICW Emerson Yuntho dalam jumpa pers Koalisi Masyarakat Sipil di Kantor ICW, Jakarta, Minggu (14/7). Pelaporan sendiri akan dilakukan pekan depan. Koalisi Masyarakat Sipil terdiri dari ICW, LBH Jakarta, YLBHI, Indonesian Legal Roundtable, Transparency International Indonesia (TII) dan Konsorsium Refor-

masi Hukum Nasional. Emerson mengatakan, pihaknya akan terus berupaya untuk mempertahankan PP 99/2012. Langkah Priyo tak lebih membuat citra DPR makin merosot, karena saat ini masyarakat berupaya melawan korupsi. Dia juga menyatakan tak percaya surat yang dikirim Priyo ke SBY sebagai urusan pribadi, bukan atas nama institusi. Kalau urusan pribadi kenapa suratnya itu pakai kop DPR? tegasnya. Dua hari lalu, Priyo menepis dirinya membela koruptor dengan mengirimi SBY surat yang isinya meminta PP 99 ditinjau ulang. PP 99/2012 mengatur tentang pengetatan remisi. Narapidana sejumlah kasus seperti korupsi, illegal logging, HAM, terorisme, kejahatan transnasional, baru akan mendapat remisi bila memenuhi sejumlah syarat seperti bekerjasama dengan aparat hukum alias menjadi justice collaborator. Priyo mengaku menerima pengaduan masyarakat, bahkan termasuk dari pentolan GAM, langkah itu bagian dari menjalankan tugas sebagai pimpinan DPR. Dia juga menegaskan yang mengkoordinir 106 tandatangan narapidana korupsi adalah sembilan orang yang mengirim surat ke Komisi III. Re-editing: Hamka Saptono

berbatasan langsung dengan laut Natuna serta terdapat pengunungan dan sungai, di mana airnya mengalir dari pegunungan melalui sungai sampai ke muara laut. Ada juga yang menghubungkan dengan daerah ini dahulunya banyak ditumbuhi pohon tengkawang hingga disebut Singkawang. Dari catatan ekspedisi laut tersebut, tentunya memunculkan pertanyaan, dimanakah letak pelabuhan yang konon menjadi pengangkut emas dari mentrado itu? Dari sumber yang samar, konon pelabuhan mulut naga dari itu ada di terletak di Jamtang di muara sungai Kaliasin, menapak tilas dari sumber yang samar itu mengabarkan Laksamana Cheng Ho, penjelajah Muslim dari Tiongkok pernah melintasi daerah ini. Hal ini dikuatkan dengan catatan ekspedisi Cheng Ho pada 1405 M-1407 M. Dalam pelayaran pertamanya mampu mencapai Caliut, barat daya India dan sampai di wilayah Asia Tenggara: Semenanjung Malaya, Sumatera, Jawa, Vietnam, Srilangka. Di berbagai sumber menjelaskan, Kongsi merupakan perkumpulan pertambangan Cina di wilayah barat Pulau Borneo/Kalimantan. Pertambangan yang dikerjakan oleh orang-orang Cina ini tersebar di pesisir utara Wilayah Kalimantan sebelah barat. Sebagian besar tambang-tambang emas itu berada di wilayah kekuasaan Kesultanan Sambas. Orang-orang Cina kali datang ke wilayah Kalimantan Barat ini adalah pada tahun 1740 M yang didatangkan oleh Raja Panembahan Mempawah yaitu Opu Daeng Manambon. Kemudian pada sekitar tahun 1750 M Sultan Sambas ke-4 yaitu Sultan Abubakar Kamaluddin juga mendatangkan orang-orang Cina untuk pertama kali wilayah Kesultanan Sambas untuk mengerjakan tambangtambang emas di wilayah Kesultanan Sambas yaitu di daerah Montraduk, Seminis dan Lara. Di luar dugaan bahwa potensi emas di wilayah Kesultanan Sambas ini sangat melimpah ruah. Setelah Montraduk, berturutturut dibuka lagi tambang emas di Seminis, Lara, Lumar yang semuanya di wilayah Kesultanan Sambas dan memberikan hasil emas yang sangat memuaskan. Dampaknya, gelombang kedatangan orang-orang China semakin melimpah ke wilayah Kalimantan Barat ini khususnya di wilayah Kesultanan Sambas. Mereka berdatangan berdasarkan pertalian keluarga, sekampung halaman atau sesama kumpulan. Sehingga, kemudian, pada sekitar tahun 1770 M telah ada sekitar lebih dari 20.000 orang-orang Cina pekerja tambang emas di wilayah Kalimantan Barat ini̶sekitar 70 % dari jumlah pekerja tambang emas itu berada di wilayah Kesultanan Sambas yang berpusat di Montraduk̶. Uniknya di tahun 1777 cara Pemilihan Ketua Kongsi Lan Fan saat itu menurut pemahaman zaman sekarang ini adalah sangat demokratis yaitu Ketua Kongsi dipilih melalui pemilihan umum oleh seluruh warga Kongsi. Menilik rekam jejak dan zaman keemasan pertambangan di menterado yang memanfaatkan Singkawang sebagai pelabuhan, tentu sangat mungkin mewujudkannya kembali sebagai Kota Jasa pelabuhan. Keberadaan pelabuhan tentunya diharapkan menyerap lapangan kerja untuk mengeliatkan ekonomi, dari Kota yang dianugerahi

alam yang indah sebagai potensi pariwisata yang dapat di jual . Rencana Strategis Pelabuhan Laut Singkawang dan Bandara Menjadikan Kota Singkawang sebagai kota Jasa merupakan visi dan misi pemerintahan Walikota dan Wakil Walikota terpilih 2012 ‒ 2017, Awang Ishak dan Abdul Mutalib. Melihat potensi yang ada sangat mungkin untuk diwujudkan, namun untuk mewujudkan hal itu memang tidak mudah, Kota Singkawang harus menjadi tukang kumpul bukan saja tukang cangkul dan tukang pikul barang dan jasa yang tentu saja memiliki pelabuhan dan bandar udara. Mewujudkan dua hal ini banyak aspek yang harus diperhatikan dan lobi-lobi dari atas sampai ke bawah, perizinan, amdal, bahkan ongkos yang tidak sedikit. Rencana pembangunan pelabuhan Mulut Naga Kalimantan Barat Bagian Utara menjadi hal yang perlu diseriusi oleh Pemerintah Kota Singkawang, beberapa survei dari pihak swasta yang tertarik untuk menggunakan jasa pelabuhan laut sedau menyebutkan kondisi arus, kedalaman, sedimentasi, pantai sedau jauh lebih baik dibanding Samudera Indah dan Tanjung Gundul. Hitungan untuk membangun sebuah pelabuhan laut, menurut Adpel Pelabuhan Sintete, Wan Umar Al Idrus, pelabuhan Sedau sangat visibel dan potensial untuk dikembangkan, dengan catatan untuk kapal bersandar dilengkapi kolam labuh atau black water. Masih ingat dini hari, tanggal 13 Februari 2011, kapal pengangkut semen KLM Rahmatia Sentosa kandas dan karam dengan muatan 700 ton semen (14.000 zak) terkubur ke dasar muara yang penuh lumpur di Sungai Kapuas. Dampak tabrakan menyisakan sisi alur yang lebih dangkal. Peristiwa yang telah terjadi ternyata langsung membawa petaka di hari pertama kejadian. Banyak peristiwa yang tidak lazim terjadi kini telah telihat dan dirasakan oleh masyarakat Kalbar. Beberapa jam setelah peristiwa tenggelamnya kapal pegangkut semen tersebut harga Bahan Bakar Minyak (BBM) khususnya bensin langsung melambung tinggi di tingkat eceran mencapai Rp10 ribu hingga Rp 15 ribu per liter. Pemandangan antrian super panjang yang sebelum hanya paling 100 meteran, mencapai 500 meter di beberapa SPBU dalam kota Pontianak, jadi mirip dengan peristiwa yang dialami di kotakota lainnya di seluruh Kalbar. Melihat kondisi pelabuhan Kalbar di delta sungai Pontianak menjadi catatan penting Pemerintah Provinsi Kalbar untuk membangun alternatif lain. Danlanal Pontianak Dukung Pelabuhan Laut Sedau Rencana pembangunan pelabuhan laut sedau ini juga menjadi gayung bersambut dengan rencana Komandan Angkatan Laut (Danlanal) Pontianak, Kolonel Dwika yang mencari pelabuhan pendukung selain Pontianak. Melihat sisi geografis dan mempertimbangkan aspek pertahanan keamanan angkatan laut sebagai penjaga pertahanan maririm perlu bergerak cepat tidak mungkin hanya mengandalkan pelabuhan sungai. Kekuatan armada laut idealnya dermaga berhadapan langsung dengan laut. Menurutnya, sebagai negara kepulauan dengan garis pantai kedua terpanjang di dunia, dan alur laut kepulauan In-

donesia, ancaman terhadap keamanan maritim Nusantara cukup banyak dan beragam. Ancaman bisa dari dalam dan luar, seperti perompakan, terorisme, penyelundupan, pencurian ikan dan kekayaan laut lainnya. Dwika mengatakan ada rencana Kepala Staf Angkatan Laut untuk meletakkan bintang satu di Pontianak, hal ini tentu mengisyaratkan untuk mencari pelebuhan pendukung di utara Kalbar, dengan keberadaan rencana pembangunan pelabuhan mulut naga Kalbar menjadi gayung bersambut untuk Kota Singkawang. Saya sangat mendukung pelabuhan Sedau Singkawang, rencana ini akan saya laporkan ke atasan, ujarnya. Danlanud Supadio Mendukung Keberadaan Bandara Singkawang Rencana Pembangunan Bandar Udara, Kadishubkominfo Sumastro menjelaskan proses panjang memperjuangkan bandara dari penyusunan Feasibility Study (FS) sudah dimulai dari 2008, master plan 2009, rencana teknik terinci sisi udara dibuat pada 2009, rencana teknik terinci sisi darat dibuat 2010, kajian amdal juga pada tahun 2010 oleh Provinsi Kalbar. Keberadaan Bandara Singkawang, Lanjut Mantan Kepala Bappeda itu menjelaskan, sudah dimasukan dalam RPJPD dan RPJMD Kota Singkawang, Perda Nomor 2 tahun 2012, Musrenbang Provinsi Kalbar tahun 2013, bahkan Permenhub No. KM 11 tahun 2010 tentang tatatan kebandar udaraan nasional, sebagai bandar udara yang diregister nomor 191. Rencana Bandara Singkawang juga sudah mengantongi dokumen perizinan dari Menteri Perhubungan RI Nomor : KP.286 tahun 2010 tanggal 26 mei 2010 tentang penetapan koordinat lokasi, disusul keputusan menteri perhubungan RI Nomor : KP 571 tahun 2013 tanggal 24 mei 2013 tentang penetapan lokasi Bandar Udara baru di Singkawang. Dari sisi pertahanan udara, Komandan Pangkalan Udara Supadio, Novian Samyoga mengatakan perlunya menjaga jalur ALKI dan kemungkinan ancaman. Menurutnya wilayah amat kalbar amat penting ditinjau dari aspek pertahanan. Kalau ada masalah emergency, kita bisa landing di Tanjung Pandan, Ranai, dan Kuching. Namun tidak lucu kita landing di kuching. Makanya kami perlu bandara selain Supadio yang terdekat, katanya. Novian mengatakan kawasan udara Singkawang juga menjadi tempat latihan Korps 100 - 200 dari lanud Supadio. Untuk itu dengan adanya rencana pembangunan bandar udara di Kalimantan Barat bagian utara, dan jika terealiasai akan memperkuat alternatif pangkalan di wilayah Kalbar untuk meningkatkan pertahanan dan keamanan. Dengan FS yang ada, Novian melihat tanah di Singkawang kondisinya lebih baik dibanding dengan yang ada di Supadio yang kurang nyaman ketika mendarat, tanahnya tidak rata dan tidak keras untuk di darati, memang saat ini ada rencana untuk pengembangan bandara Supadio lebih lanjut. Saya sangat berharap bandara ini dapat diwujudkan, untuk itu perlu kerjasama stakeholder untuk mewujudkan rencana startegis ini, tambahnya. *Staf Humas Protokol Setda Kota Singkawang


valuta asing Mata Uang

Jual

Beli

9,787.00 12,779.86

Dolar AS Euro Dolar Brunei Ringgit M’sia Pounds Inggris Dolar Hongkong Yen Jepang Dolar Singapura

9,689.00 12,648.02 7,872.12

7,958.20 3,216.76 15,714.01 1,262.63 11,115.28 7,958.20

3,181.42 15,552.78 1,249.97 11,002.73 7,872.12

KOMODITI CPO Inti sawit TBS

Rp. 5.773 /Kg Rp. 2.290 /Kg

3 Tahun 4 Tahun 5 Tahun 6 Tahun 7 Tahun 8 Tahun 9 Tahun 10 Tahun keatas

Rp. 855 Rp. 928 Rp. 998 Rp. 1.025 Rp. 1.062 Rp. 1.096 Rp. 1.125 Rp. 1.163

Karet

Rp. 9.000 /Kg Sumber: Disbun Kalbar

PENERBANGAN Maskapai

No. Penerbangan

Berangkat

Kedatangan

Sriwijaya Air SJ 185

07:00

08:25

Sriwijaya Air SJ 189

09:55

11:20

Sriwijaya Air SJ 187

12:00

13:25

Sriwijaya Air SJ 183

16:20

17:45

Lion air

JT 711

07:10

08:40

Lion air

JT 719

09:00

10:30

Lion air

JT 713

11:30

13:00

Lion air

JT 689

13:20

14:50

Lion air

JT 685

15:00

16:30

Lion air

JT 715

16:00

17:30

Lion air

JT 717

20:30

22:00

Garuda Indonesia

GA 0501

06:20

07:45

Garuda Indonesia

GA 0503

08:10

09:35

Garuda Indonesia

GA 0505

11:15

12:40

Garuda Indonesia

GA 0507

15:15

16:40

Garuda Indonesia

GA 0509

16:05

17:30

Garuda Indonesia

GA 0511

17:40

19:05

Garuda Indonesia

GA 0499

18:10

19:35

Bursa Efek Kode PGAS ANTM TLKM BMTR KLBF BMRI SMGR LPKR WIKA BBRI

Harga 5.550 1.210 11.850 2.125 1.470 8.200 15.000 1.180 1.980 7.800

Selisih -400 50 0 125 20 -50 -350 20 70 -50

Frek 4848 3309 2949 2730 2599 2576 2426 2370 1979 1930

Sumber: Bursa Efek Jakarta

Harga Komoditi dan Pakan Ternak di Pontianak Jenis Distributor Eceran Komoditi (Rp) (Rp) DOC Broiler Final Stock 3.750 5.000 Broiler Hidup 19.000 21.000 Ayam Buras Hidup 35.000 40.000 Daging Sapi 85.000 95.000 Daging Babi 45.000 55.000 Karkas Kambing 90.000 100.000 Telur Ayam Ras 19.000 22.000 Pakan Petelur Starter 5.500 5.700 Pakan Petelur Grower 5.400 5.600 Pakan Layer 5.250 5.500 Pakan Pedaging Starter 6.200 6.700 Pakan Pedaging Finisher Kulit Sapi 7.500 Kulit Kambing - 20.000 Sumber: Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kalbar

Pro-EKBIS OP, Bulog Gelontorkan 32 Ribu Ton Beras RAKYAT KALBAR Selasa, 16 Juli 2013

JAKARTA-RK. Perum Bulog mengklaim telah menggelontorkan 32.000 ton beras dalam rangka operasi pasar (OP). OP tersebut untuk mengendalikan lonjakan harga beras di dalam negeri pasca kenaikan harga BBM subsidi. Direktur Utama Perum Bulog Sutarto Alimoeso mengatakan, saat ini harga beras memang naik. OP dilakukan untuk jenis beras premium maupun beras medium. Ada sedikit kenaikan. Untuk itu, Bulog melakukanOP. Kita sudah melakukan OP sekitar 32.000 ton di banyak tempat. Satu OP beras premium. Kedua OP dengan menggunakan beras (medium) pemerintah, kata Sutarto kepada Rakyat Merdeka, kemarin. Untuk beras premium, menurut Sutarto, OP dilakukan oleh Bulog bekerja sama dengan Pemda. Ia mencontohkan di Jawa Timur, Pemda memberikan subsidi sehingga hasilnya inflasi di Jatim rendah dan harga beras bisa terkendali. Kita akan terus lakukan OP. Karena selama harga masih ada

kecenderungan naik, kita nggak akan ambil risiko. Kita akan lakukan OP, berapapun diperlukan siap, katanya. Ia menegaskan, saat ini stok beras di Gudang Bulog sangat aman hingga 3 juta ton. Serapan pengadaan beras dari dalam negeri pun relatif baik dengan rata-rata 10.000 ton per hari. Alhamdulillah stok kita hari ini masih sangat besar, hampir 3 juta ton stok beras, ujarnya. Sementara untuk OP menurunkan harga jual daging sapi, kemungkinan terlambat dari jadwal yang ditargetkan, yaitu akhir Juli. Pasalnya, sampai akhir bulan nanti, dari kuota 3.000 ton daging yang bisa didatangkan dari Australia dan Selandia Baru, paling banyak terealisasi 200-400 ton saja. Sisanya, harus lewat laut dan baru bisa tiba di Tanah Air paling cepat 25 Juli, itu pun jika tanpa kendala perizinan. Australia dan Selandia Baru sebetulnya memiliki stok daging melimpah. Hanya saja, mereka sudah memiliki rencana ekspor

7

yang tertata dalam setahun ke depan dan tidak bisa begitu saja dibeli pihak yang berminat, terang Sutarto. Karena itu, dia menyesalkan mengapa jatah impor OP tidak diberikan sejak lima bulan lalu. Itulah kenapa sejak bulan Maret kami sudah minta Bulog ambil bag ian dalam langkah stabilisasi harga daging tadi, ujar Sutarto. Sutarto meng atakan, t idak semua daging itu dikirim lewat jalur udara karena biayanya dua kali lipat lewat kapal. Namun, tidak menutup kemungkinan pihaknya akan memakai jasa maskapai Australia asal harganya bersaing. Kalau mendatangkan 3.000 ton perhitungan kami, kira-kira butuh Rp 200-300 miliar. Kalau dengan udara akan lebih mahal daripada deng an laut. Kalau pake Garuda saja, sehari 20 ton. Mungkin kita bisa pelajari dengan Qantas dan lain-lain karena kalau Garuda cuma tiga, terbang ke Melborne, Darwin, atau Sydney, paparnya. (rmol)

SAMBUNGAN

Bawang dan ..........................................................................................................................................................................................................dari halaman1 Tangga itu mulai langka. Bahkan, cabai menembus harga Rp 70.000,- per kilo. Solusinya, impor gak lah ye? Reporter Rakyat Kalbar yang berkeliling di sejumlah pasar, kemarin (15/7), melihat ada sejumlah komoditi keperluan dapur mulai langka. Harganya sudah naik sebelum Rakyat berjumpa dengan Lebaran. Ada beberapa komoditi sekarang ini yang agak langka seperti bawang merah, cabai merah, cabai rawit. Harganya juga tinggi sekali dibandingkan dengan harga komoditi lain, begitu diakui Mahmudah, di ruang kerjanya. Dra. Mahmudah, MM, Kepala Bidang Perdagangan Dalam Negeri (PDN) dan Kemeterologian, Disperindag Kalbar, mengirangira kalau kenaikan harga dan kelangkaan sejumlah komoditi, dipengaruhi oleh perubahan musim khususnya di Pulau Jawa. Nah, kalau bawang merah dan cabai kelangkaannya disebabkan oleh musim panen. Karena faktor cuaca sehingga gagal panen di Pulau Jawa. Kan bawang merah itu didatangkan dari Jawa, terangnya. Celakanya lagi, lanjut dia, cabe merah pun sebagian didatangkan dari Jawa. Itu yang memicu harga. Makin celaka kalau cabe rawit pun dari Jawa. Itu kata dia yang memicu kenaikan harga. Bahkan, hari ini (kemarin-red) dari pantauan kami di beberapa pasar di Kota Pontianak, cabe merah itu harganya mencapai

Kesetaraan

Rp70000 sekilo. Kalau bawang merah malah ada informasi dari beberapa pasar stok itu sudah tidak ada lagi, ungkap Mahmudah. Bawang Impor dari Thailand dan India Kalau sehari dua orang tidak makan atau mengurangi konsumsi cabai (ganti sementara dengan cabai botolan) bisa jadi tak begitu masalah. Tapi, sekarang, tak mudah bagi. Mahmudah menduga-duga dari mana sumber bawang merah didatangkan, selain dari Jawa. Meski tidak bisa menentukan dari mana bawang merah yang beredar di pasar saat ini, Mahmudah berani memastikan komoditi jenis bawang tersebut bukan berasal dari dalam negeri. Cuma saya tidak berani nyebut yang beredar di pasaran itu bawang dari manamana. Karena pantauan kita tidak masuk dalam komoditi bawang ini. Nampaknya bawang itu dari Thailand dan India, kata Mahmudah. Juga tidak jelas apakah pasok bawang itu melalui Pelabuhan Tanjung Priok, atau malah lolos lewat Entikong atau pintu KLB lainnya di Perbatasan Kalbar. Kita tidak tahu kalau itu impor atau bukan, karena bukan kewenangan kita. Cuma itu bawang ada di pasaran. Kemarin sekilas informasi di lapangan, disebut pedagang bahwa bawang berasal dari Thailand dan India. Itu dijual satu kilonya Rp25.000, sudah sangat murah, ungkap Mahmudah.

Meski komoditi bawang bukan menjadi kewenangan Disperindag, namun pihaknya juga memonitoring setiap saat menyangkut pasok dan harga sejumlah komoditi. Kalau pantau tetap kita pantau, tapi masalah pasok sembako itu tidak kita pantau sampai ke jenisnya seperti bawang merah. Kan ada kriteria tersendiri, Sembako itu masuk apa saja. Bawang merah tidak termasuk sembako, tapi kita dari Dinas Perdagangan juga harus turut memantau, jelasnya. Kepala Bidang Perdagangan Dalam Negeri ini berjanji akan turun ke lapangan memastikan jenis bawang merah yang beredar bukan berasal dari dalam negeri. Kami nanti juga perlu turun ke distributor bawang merah ini. Tapi yang jelas tadi pasok berkurang karena gagal panen di Jawa, juga terkendala musim, ujar Mahmudah. Nah, soal pasok bawang asal Tahailand dan India lewat pelabuhan mana sepertinya tak terlalu digubris lantaran bukan komoditi berisiko seperti daging sapi India, juga telur dan daging ayam (poultry) dari Malaysia. Jadi kalau masalah impor itu kewenangan pusat. Memang kita ketahui juga akan ada impor cabai dan bawang merah. Takutnya petani kita akan bimbang juga kalau sempat pemerintah impor, karena sudah pasti harga mereka jatuh, kata Mahmudah. Ancer-ancer, Stok Masih Mencukupi Memasuki bulan puasa dan sepekan ber-

jalan, Mahmudah mmastikan daging sapi dan ayam diperkirakan stoknya mencukupi. Bahkan katanya selama bulan Ramadan dan Idul Fitri nanti tidak masalah. Kalau daging sapi dan ayam harganya tinggi. Nah, soal daging sapi menurut informasi dari Dinas Peternakan dan Kehewanan itu, stok cukup, kat Mahmudah. Namun dia mengakui soal harga tidak bisa memastikan tergantung permintaanpenawaran (supply and demand). Kita tidak tahu, dan kita juga tidak mengatakan masalah harga tinggi ini permainan. Tapi mungkin lebih tepatnya dikonfirmasikan ke Dinasnya langsung, tuturnya. Dia berharap adanya kebijakan impor dari pemerintah pusat untuk komoditi daging, harga diharapkan bisa lebih rendah dari daging lokal. Cuma impor ini kebijakan pemerintah pusat. Mudah-mudahan itu juga bisa menurunkan harga ke Rp80.000 sampai Rp75.000/kg, dan kita berharap kebijakan itu juga akan diikuti oleh peternak di sini, harapnya. Selain daging, komoditi telur persediaannya dipastikan mencukupi. Informasi kalau telur ayam dari Dinas Peternakan, stok mencukupi dari Ramadan sampai hari raya Idul Fitri, ujarnya. Reportase: Andreas Editing: Mohamad iQbaL

..........................................................................................................................................................................................................dari halaman1

ke meja hijau. Yang menjabat kedudukan hakim kala itu adalah sahabat Ali yang setia bernama Syuraikh. Ali mengadu Tuan hakim, aku menuntut orang Yahudi ini karena telah menguasai baju besi milikku tanpa sepengetahuanku. Syuraikh menoleh ke arah si pedagang Yahudi da bertanya, Betulkah tuduhan Ali tadi bahwa baju besi yang berada di tanganmu itu miliknya? Bukan. Baju besi ini kepunyaanku, sanggah si Yahudi. Dia bohong. Baju besi itu milikku. Bagaimana mungkin aku seorang panglima tidak mengenali baju besiku sendiri? ujar Ali mulai meninggi.

Syuraikh menengahi agar Ali tidak berpanjangpanjang. Begini, Saudara Ali bin Abi Thalib. Yang terlihat, baju besi itu kini berada dalam penguasaan Yahudi ini. Jadi, kalau engkau mengklaim baju besi itu milikmu, engkau harus mengajukan dua saksi atau bukti-bukti lainnya. Ada aku punya saksi, ujar Ali Siapa mereka? tanya Syraikh Anakku Hasan dan Husain, jawab Ali. Syuraikh memotong, Maaf. Kesaksian anak kandung berapa pun jumlah mereka, tidak sah menurut hukum yang berlaku. Jadi, kalau tidak

ada bukti-bukti lain, tuduhanmu itu batal dan baju besi ini mutlak kepunyaan Yahudi ini. Vonis dijatuhkan. Tuduhan sang panglima yang juga kepala negara dibatalkan pengadilan. Sementara Yahudi yang tak seagama dengan hakim itu pun memenangkan perkara. Ketika Syuraikh ditanya mengapa ia tidak memberi keputusan yang menguntungkan Khalifah yang juga orang dekatnya itu, ia menjawab Maaf. Kita ini penggembala. Dan setiap penggembala akan ditanya tentang tanggung jawab penggembalaannya.

Syuraikh bukannya tak tahu Ali adalah orang yang jujur. Kedekatannya dengan menantu Rasulullah, juga tak membuatnya berat sebelah dalam mengambil keputusan. Semuanya berdasarkan fakta dan bukti persidangan. Syuraikh menempatkan hukum sebagaimana adanya. Meski yang melawan Ali adalah seorang non muslim. Namun prinsip hukum dan keadilan harus ditegakkan. Sehingga tak seorangpun dilukai akibat ketidakadilan. Kisah ini mudah-mudahan menjadi inspirasi, terutama mereka yang berprofesi di bidang hukum. (Kiram Akbar)

Kementerian PU...............................................................................................................dari halaman1 Perusahaan Rudy .........................................................dari halaman1 Kita harapkan Kementerian PU (Pekerjaan Umum,red) melalui UPJJ (Unit Pemiliharaan Jalan dan Jembatan) agar memperbaiki jalan negara yang kini kerusakannya semakin parah, kata dia kepada sejumlah wartawan, kemarin (15/7). Simon mengaku sangat prihatin dengan kondisi jalan negara di wilayah Timur Kalimantan Barat yang tak kunjung mulus. Termasuk juga jalan yang menghubungkan antar negara di wilayah Kabupaten Sanggau. Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Sekadau ini mengingatkan kepada UPJJ Provinsi Kalimantan

Kemahalan

Barat bahwa tingkat pemakaian jalan menjelang Lebaran akan semakin meningkat. Untuk mengurangi tingkat kerawanan kecelakaan lalu lintas di jalan raya, saya minta UPJJ memperbaiki jalan nasional dimaksud, karena angkutan para pemudik dan barang dipastikan meningkat menjelang lebaran, ujarnya. Kerusakan akses jalan di wilayah timur Kalbar ini juga pernah dikritisi anggota DPRD Sekadau, Drs Paulus Subarno M Si. Barno mengakui, memang dalam beberapa tahun belakangan telah dikucurkan anggaran

dari APBN untuk memperbaiki ruas jalan di sejumlah titik. Namun, anggaran tersebut dianggap tidak tepat sasaran.. Yang paling mendesak itu, perbaikan, bukan pelebaran, ujarnya. Barno menilai, prinsip-prinsip anggaran telah diabaikan dalam pemanfaatan kucuran dana APBN. Hal itu diungkapkan lantaran pembangunan tidak tepat sasaran. Semestinya, ada skala prioritas dalam pembangunan yang menggunakan dana pusat. Dari Sei Kunyit yang berada di wilayah Kabupaten Sekadau, sampai ke Sosok, Kabupaten Sanggau sudah

bertahun-tahun tidak juga dilakukan perbaikan. Mau sampai kapan lagi, tambahnya. Kalau pemerintah tak kunjung menunjukkan langkah konkrit, Barno mengancam lebih baik memisahkan diri dari NKRI dan bergabung ke Negara lain yang sanggup membangun wilayah Timur Kalbar. Kalau memang Pemerintah tidak sanggup, lebih baik gabung saja ke Malaysia atau Negara lain yang lebih siap memberikan karya nyata untuk kita, ketusnya. Reporter : Abdu Syukri Editor : Mohamad iQbaL

...............................................................................................................................dari halaman1

signifikan dibandingkan sebelum puasa atau kenaikan bahan bakar minyak. Di Pasar Flamboyan Senin (15/7) kemarin, harga daging sapi lokal berkisar antara Rp90.000 hingga Rp95000/kg. Sementara bawang merah yang dijual rata-rata bukan bawang merah lokal. Harga bawang impor dari Thailand itu dijual Rp24000/kg. Harga cabai rawit yang sebelumnya berkisar antara Rp40.000-Rp60.000, kemarin tembus Rp80.000/kg, dan cabai kering Rp32.000/kg. Alexa, penjual bawang mengatakan, tidak ingin menjual bawang lokal, karena harga sudah tidak terjangkau lagi. Bawang lokal tidak laku kalau harga mahal seperti sekarang, sehingga orang lebih memilih bawang dari Thailand dan Malaysia ini, kata Alexa di

Pasar Flamboyan. Sementara di Pasar Dahlia, harga cabai rawit hampir merata dijual Rp80.000/kg. Sedangkan daging sapi di Pasar Dahlia dijual dengan harga Rp95000/kg. Bawang merah impor Rp25.000/kg. Sementara, cabai kering Rp32.000/ kg.Di Pasar kemuning, harga bawang merah lokal dijual seharga Rp50.000/kg, tepung terigu Rp7.500, gula pasir Rp10.500/kg, Telur harga tertinggi Rp1.500/butir. Seorang konsumen, Poniman, mengeluh perihal naiknya sejumlah kebutuhan pokok dan beberapa komoditi seperti bawang dan cabai. Mau ngg ak mau harus dibeli, biarpun mahal. Kita berharap kepada pemerintah agar bisa menurunkan harga barang-barang. Yang penting itu seperti cabai, bawang itu

kan harus ada kalau kita masak, tutur Poniman di Pasar Dahlia, kemarin. Hal senada juga diucapkann Dela, yang mengatakan kondisi sekarang semakin parah akbiat naiknya harga BBM yang bertepatan dengan bulan puasa. Ini memang menyulitkan masyarakat, pas bulan puasa bensin naik, harga barang pun mahal. Kita ingin pemerintah punya solusi bagi masyarakat, khususnya masyarakat yang kurang mampu agar tetap bisa membeli barang kebutuhan sehari-hari, keluhnya. Kata Dela, Disperindag Kalbar juga perlu mengadakan pasar murah bagi masyarakat kecil. Tapi pasar murah dengan sembako yang terbatas, seperti minyak goreng, gula, mentega, terigu, susu terutama yang dibutuhkan untuk Idul Fitri

nanti. Ada beberapa sembakolah, harapnya. Pasar murah akan digelar di beberapa kawasan dan kota kabupaten. Menurut Dra. Mahmudah,MM, Kepala Bidang Perdagangan Dalam Negeri (PDN) dan Kemeterologian, Disperindag Kalbar, pasar murah aka digelar menjelang Idul Fitri. Kemarin kita lakukan di Kabupaten Sintang pada 7 Juli, kemudian hari ini di Kayong Utara, nanti di Kota Pontianak, tepatnya di Batulayang tanggal 20 sampai 22 Juli, tuturnya. Dengan cara bergiliran setiap tahunnya kabupaten pasti akan menikmati pasar murah ini. Target tahun ini ada sembilan lokasi pasar murah, dikaitkan dengan hari besar keagamaan. Reportase: Andreas Editing: Mohamad iQbaL

melanggar. Apalagi pekerjaan utama, kata Setiabudi Arijanta, Direktur Kebijakan Pengadaan Umum Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah, saat bersaksi dalam sidang lanjutan terdakwa Ratna Dewi Umar di Pengadilan Tipikor Jakarta, Senin (15/7). Menurutnya, sub kontrak baru bisa dilakukan oleh kontraktor, jika persyaratan soal itu dicantumkan dalam dokumen lelang. Hal itu juga berlaku untuk pengadaan barang, dimana kontraktor utama mest inya memang pemasok barang diminta. Jika tidak ada, maka harus diupayakan mencari penyedia spesialis atau produsen langsung. Tidak boleh diwakilkan kontraktor utama atau pedagang, papar Setiabudi. Tak hanya itu, dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah, sebaiknya Pejabat Pembuat Komitmen dan Panitia Lelang dicari pro dusen langsung. Jadi, dalam pengadaan itu tidak terjadi penggelembungan harga (mark-up) karena proses ditribusi barang melewati banyak pihak. Dalam surat dakwaan, dalam pengadaan sebesar Rp42,4 miliar pada 2006 itu, Ratna bersama Rudi Tanoe dan Direktur PT Prasasti Mitra, Sutikno, disebut melakukan kesepakatan dalam pelaksanaan proyek Alkes itu. Antara lain alat bantu pernafasan, alat monitor pasien, tempat tidur khusus dan lainnya. Ratna memenangkan PT Rajawali Nusindo dalam proyek itu. Namun, dalam pelaksanaannya, ternyata pengadaan

Alkes itu dipasok dari beberapa agen tunggal. Yakni PT Prasasti Mitra, PT Fondaco Mitratama, PT Prasasti Mitra, PT Meditec Iasa Tronica, PT Airindo Sentra Medika dan PT Kartika Sentamas dengan harga lebih murah. Hal itu lantaran PT Rajawali Nusindo hanya bertindak sebagai kontraktor utama. Beberkan Kesalahan Siti Fadillah Setiabudi memaparkan beberapa kesalahan utama yang dilakukan eks Menteri Kesehatan Siti Fadillah Supari dalam penunjukkan langsung proyek pengadaan Alkes, dan perbekalan serta pengadaan Reagen dan Consumable penanganan virus flu burung tahun anggaran 2006 dan 2007di Kementerian Kesehatan. Pertama, dalam penunjukkan langsung, Pengguna Anggaran tidak perlu menyetujui proses itu. Cukup Kuasa Pengguna Anggara, Pejabat Pembuat Komitmen dan Panitia Lelang, kata Setiabudi yang dihadirkan sebagai ahli dalam sidang terdakwa Ratna Dewi Umar, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Senin (15/7). Selanjutnya, kesalahan lainnya adalah sewaktu melakukan penunjukkan langsung, seharusnya dilakukan jika hanya ada penyedia barang atau jasa tunggal. Namun di perkara ini, kenyataannya PT Rajawali Nusindo melakukan sub kontrak ke PT Prasasti Utama, milik pengusaha Bambang Rudy Tanoesudibjo. Hal lain, penunjukkan langsung bisa dilakukan jika pengadaan itu ditetapkan sebagai ke-

adaan darurat, bencana nasional, dan membahayakan keamanan negara. Memang dalam pengadaan proyek pengadaan Alkes dan perbekalan pada 2006, Siti Fadillah menunjuk langsung PT Rajawali Nusindo sebagai penyedia tunggal. Tetapi, ternyata alat-alat kesehatan itu tidak dipasok PT Rajawali Nusindo, tapi dari beberapa perusahaan. Yakni PT Prasasti Mitra, PT Fondaco Mitratama, PT Prasasti Mitra, PT Meditec Iasa Tronica, PT Airindo Sentra Medika, dan PT Kartika Sentamas dengan harga lebih murah. Sama halnya dengan pengadaan Reagen dan Consumable penanganan virus flu burung pada 2007. Dalam pengadaan itu, Siti menunjuk PT Kimia Farma Trading Distribution buat menyediakan hal itu. Tetapi, nyatanya, Reagen dipasok oleh PT Bhinneka Usada Raya. Sementara Consumable disediakan oleh PT Cahaya Prima Cemerlang. Sementara, Siti Fadillah dalam kesaksiannya di persidangan beberapa waktu lalu menyatakan jika dirinya meneken rekomendasi penunjukkan langsung dalam dua proyek itu. Penekenan itu dilakukan setelah sebelumnya dia menerima masukkan dari bekas Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Kesehatan, Sjafii Ahmad. Penunjukkan langsung saat itu dilakukan lantaran penetapan Kejadian Luar Biasa wabah flu burung. Re-editing: Hamka Saptono


SELASA, 16 JULI 2013

Football

Bidik Empat Besar

Midfielder The Reds, Philippe Coutinho, merasa yakin jika musim depan timnya bakal sanggup bersaing di empat besar, menyusul performa apik di akhir musim lalu. Satu kekalahan dari 16 pertandingan terakhir di Premier League musim 2012/13 menjadi catatan apik skuad Brendan Rodgers. Kedatangan Coutin-

ho dan Daniel Sturridge Januari lalu menjadi kunci keberhasilan mereka. Menjelang bergulirnya musim 2013/14 Agustus mendatang, Coutinho pun berharap musim ini timnya lebih matang di sepanjang musim. Pencapaian musim lalu membuktikan jika mereka bisa menjadi salah satu kompetitor papan atas Premier League.(*)

RESMI GABUNG MUNCHEN Setelah beberapa bulan belakangan gencar dikait-kaitkan dengan Manchester United, gelandang muda Barcelona, Thiago Alcantara, kini justru resmi bergabung bersama Bayern Munchen. Melalui situs resminya, Munchen mengonfirmasi berhasil mendapatkan servis pemain berusia 22 tahun itu dengan nilai transfer sebesar 20 juta Euro (261 miliar Rupiah). Nilai transfer tersebut belum fix dan kemungkinan naik menjadi 25 juta Euro (326 miliar Rupiah). Pemain berkebangsaan Spanyol itu diikat kontrak hingga 2017 di Allianz Arena. Kabar ini tentunya bak pukulan menohok bagi Manchester United. Pasalnya, kubu Setan Merah dalam beberapa bulan belakangan terus membujuk Blaugrana melepas sang gelandang. Thiago kami boyong disebabkan hasrat besar dari pelatih baru kami, Pep Guardiola, ungkap Presiden Bayern Munchen, Karl-Heinz Rummenigge. Kami sangat senang karena berhasil merampungkan sebuah transfer besar. Thiago tampil mengagumkan di Piala Eropa U-21. Dia adalah pemain fantastis yang akan membuat Munchen kian kuat, tambahnya. Thiago merupakan pemain ketiga yang didatangkan Munchen pada bursa transfer awal musim ini. Sebelumnya, The Bavarians telah mendapatkan Mario Gotze dan Jan Kirchhoff. Thiago menembus tim inti Barca pada musim 2007/2008 dan total bermain sebanyak 101 kali dan mencetak 11 gol. Namun, pemain kelahiran 11 April 1991 itu dipastikan takkan mudah mendapatkan posisi di tim inti Munchen. Pasalnya, FC Holywood memiliki Bastian Schweinsteiger, Luiz Gustavo, dan Javi Martinez di posisi serupa. (*)

Alcantara Optimis Don Carlo

Ronaldo Berniat Beli Majalah Playboy SETELAH pensiun dari dunia sepak bola, legenda sepak bola Brasil Ronaldo dikabarkan tengah memulai karier bisnis barunya dengan berniat membeli majalah pria dewasa, Playboy Brasil. Pria 35 tahun yang pernah membawa Brasil juara dunia 2002 silam tengah mengajukan penawaran untuk hak francise majalah dewasa paling populer seantero jagad itu. Sumber terpercaya mengungkapkan alasan utama Ronaldo ingin membeli majalah tersebut adalah sisi keuntungan besar yang akan diraupnya. Majalah Playboy Brasil merupakan satu dari sepuluh majalah dengan penjualan terbesar sepanjang tahun. Secara umum penjualan majalah Playboy di Brasil merupakan nomor tiga terbesar di dunia.Playboy Brasil terjual lebih 250.000 eksemplar per bulan.

Bawa Madrid Raih Hatrick

Sebelumnya, pemain berjuluk The Phenomenon ini juga mengelola perusahaan 9INE sebagai pemegang hal gambar untuk beberapa bintang olah raga Brasil, termasuk pemain baru Barcelona asal Brasil Neymar. Pemain bernama lengkap Luiz Nazario Da Lima itu pensiun di tahun 2011 setelah mencetak rekor 15 gol di Piala Dunia. Sejak memutuskan pensiun, pemain yang identik dengan kepala plontos ini memulai usaha investasi di berbagai bidang. Ia diketahui memiliki klub gym, klinik kesehatan olahraga, gedung berlantai enam serta sebuah klub malam di kawasan elit di Kota Rio de Janeiro, Leblon. Mantan pemain Inter Milan dan Real Madrid ini menerima pendapatan sebesar 10 juta Euro (130 miliar Rupiah) per tahun dari sponsor termasuk Nike, Fiat dan Duracell. (*)

KEDATANGAN Carlo Ancelotti sebagai pelatih baru Real Madrid menumbuhkan rasa optimisme di benak Sami Khedira. Dia yakin Los Blancos mampu menandingi pencapaian Bayern Munchen yang meraih hatrik gelar. El Real bulan lalu menunjuk Ancelotti sebagai pengganti Jose Mourinho, yang memutuskan untuk menghentikan kerja sama dengan Madrid melalui keputusan bersama. Kehadiran pelatih berkebangsaan Italia itu pun disambut hangat semua penggawa Los Galacticos, tak terkecuali pemain berkebangsaan Jerman itu. Saya sudah mendengar banyak tentang Ancelotti dari Kaka. Dia merupakan pelatih hebat dan bakal membawa Real Madrid ke arah yang positif. Tim yang dilatihnya selalu tampil bagus, ucap Khedira dikutip Goal. Tentu saja saya gembira deng an kehadiran Ancelott i. Saya bangga bisa dilatihnya. Kami akan memulai era baru. Pelatih mempunyai ide-ide baru yang mudah dipahami

Xavi Hernandez Menikah Xavi Hernandez menikahi kekasihnya, Nuria Cunillera. Para penggawa Barcelona dan Timnas Spanyol pun berbondong-bondong datang dan memberi ucapan selamat. Xavi dan Cunillera menggelar acara resepsi di bangunan abad ke-16, Convent de Blanes di Giron pada Sabtu (13/7/2013) waktu setempat. Pada acara tersebut, Xavi mengenakan jas hitam dan dalaman kemeja putih. Kedatangannya langsung disambut beberapa orang fans yang telah mengetahui lokasi pernikahan tersebut. Para penggawa Barca pun tampak hadir dalam acara tersebut. Lionel Messi datang bersama kekasihnya Antonella Rocuzzo. Tampak pula Vctor Valdes, Cesc Fabregas, Javier Mascherano, Pedro Rodriguez, Jordi Alba, dan Andres Iniesta. Para bintang Timnas Spanyol, seperti Santi Ezquerro, Oleguer Presas, Gabri Garca, Pepe Reina, Albert Jorquera, dan gelandang Athletic Bilbao winger Joseba Etxeberria juga turut hadir.

Pellegrini senasib Moyes Satu-satunya pemain Real Madrid yang diundang dalam acara pernikahan ini adalah kiper Iker Casillas. Penjaga gawang berusia 32 tahun itu memang merupakan sahat karib Xavi. Namun, Casillas tak bisa hadir karena sedang pergi berlibur. Pun demikian halnya dengan duo lini pertahanan Barca, Gerrad Pique dan Carles Puyol. Pemain berusia 33 tahun itu juga menyumbangkan seluruh hadiah yang diterimanya ke Rumah Sakit Sant Joan de Deu, serta tambahan uang tunai sebesar 25 ribu euro atau setara Rp 326 juta Rupiah. (*)

Manuel Pellegrini gagal memenangkan pertandingan pertamanya sebagai manajer baru Manchester City. Tim yang bermarkas di Etihad Stadium tersebut takluk dari klub Afrika Selatan, Supersport United, pada pertandingan pramusim di Nelson Mandela Bay Stadium, Minggu (14/7). Mame Niang dan Kermit Erasmus menjadi mimpi buruk Costel Pantilimon. Rekrutan anyar dari Shaktar Donetsk seharga 30 juta Euro, Fernandinho, memulai debutnya pada pertandingan tersebut. City nyaris mencetak gol pembuka pada menit ke-16 setelah operan Kolarov dimanfaatkan oleh Dzeko. Sayangnya tendangan pemain asal Bosnia tersebut masih berhasil ditepis oleh kiper Ronwen Williams. Pellegrini memasukkan 11 pemain berbeda di

babak kedua. Namun, nama-nama seperti Yaya Toure, Joleon Lescott, Scott Sinclair, dan James Milner tetap gagal mengubah peruntungan. Alih-alih ingin mencetak gol, City justru kebobolan lewat sundulan Mame Niang di menit ke-56. Pertandingan semakin memburuk bagi tim asal Inggris tersebut. Erasmus sukses menggandakan skor bagi timnya di menit ke-81. Gol tercipta setelah ia berlari melewati barisan pertahanan City lalu menendang bola ke arah pojok kanan atas gawang Pantilimon. Kami belum mencapai performa terbaik kami. Kami baru memulai ini selama 1 minggu. Kami akan melihat performa yang pas dalam jangka waktu 3 minggu atau 1 bulan lagi, kilah Pellegrini usai pertandingan. (*)

oleh semua pemain Madrid, sambung pemain berusia 26 tahun itu. Dengan dipimpin pelatih berusia 54 tahun itu, Khedira yakin Madrid bisa menyaingi kekuatan Munchen yang sukses merengkuh hatrik gelar musim ini, juara Bundesliga, Piala Jerman, dan Liga Champions. Musim ini, Munchen menjuarai Liga Champions. Mereka pun berniat mempertahankannya. Kini Madrid siap menjadi pesaingnya. Kami akan memburu Munchen musim depan, kata pemain yang lahir di Kota Stuttgart, Jerman itu. Optimisme Khedira ini kemungkinan besar bisa menjadi kenyataan. Pasalnya, Madrid sukses mendapatkan empat tambahan amunisi baru di bursa transfer awal musim. Keempatnya adalah Isco dari Malaga, bek Bayer Leverkusen Daniel Carvajal, gelandang muda Sao Paulo Casemiro, dan gelandang Real Sociedad, Asier Illarramendi. Los Blancos juga masih memburu tanda tangan bintang Tottenham Hotspur, Gareth Bale. Khedira merupakan nyawa di lini tengan El Merengues. Selama tiga musim menjadi penghuni Estadio Santiago Bernabeu, pemain yang mengawali kiprahnya di TV Oeffingen tampil 126 kali dan mencetak delapan gol. (*)

SUPERSPORT UNITED

2–0 MANCHESTER CITY


PATROLI

Rakyat Kalbar Selasa, 16 Juli 2013

Langganan : 0561768677 (Hunting) 081345479786 (Santo)

Hukum dan Keadilan

SAYEMBARA BERHADIAH 10 JUTA DITUTUP

Innova KB 1399 YL Ditemukan di Landak SINGKAWANG-RK. Mobil Innova warna silver methalic hijau bernomor polisi KB 1399 YL ditemukan di Kabupaten Landak. Sayembara berhadiah Rp10 juta bagi yang menemukannya pun ditutup. Sayembaranya sudah kita tutup, karena mobil sudah ditemukan. Tetapi pelakunya belum tertangkap. Mereka yang menemukan mobil ini, tetap mendapatkan hadiah Rp10 juta, kata Fransiskus Budi Hartono, pemilik mobil kepada wartawan, Senin (15/7). Warga RT 007 RW 003, Jalan GM Situt, Kelurahan Pasiran, Kecamatan Singkawang Barat ini tidak merinci siapa yang berhasil menemukan mobilnya itu. Senin pagi saya sudah dapat kabar kalau mobilnya sudah di Mapolres Singkawang, kata Budi. Kendati mobilnya sudah ditemukan, Budi menegaskan kasus penggelapan dan penipuan yang dilakukan A Pung itu tetap berlanjut.

Razia Bocor, Hanya Amankan Dua Wanita Tanpa Identitas

Halaman 15 WUJUDKAN KERJASAMA JAGA KAMTIBMAS

Anggota Polsek Utara sedang meakukan razia dalam operasi patuh. S

YAMSUL

PONTIANAK-RK. Dikira pasangan diluar nikah yang menginap di Wisma Nusantara Siantan, karena ketika dirazia, penghuni tidak mau membuka pintu kamar, Senin (15/7) dini hari. Petugas Polsek Pontianak Utara yang penasaran,

Kapolsekta Pontianak Utara Kompol Catur didampingi Kabag Ops dan Kasat Binmas Polresta Pontianak sahur bareng dengan tokoh masyarakat di Kecamatan Pontianak Utara. S YAMSUL

Sahur Bareng

Rangkul Masyakrakat PONTIANAK-RK. Untuk mewujudkan polisi mitra masyarakat atau sebaliknya, serta merubah image Polri untuk menjadi semakin baik, berbagai program dibuat Kapolda Kalbar hingga jajaran Mapolsek. Di Pontianak Utara, Kompol Catur mengadakan patroli dan sahur bareng tokoh masyarakat di wilayah kerjanya. Di mana Patroli yang digelar Kapolsekta Pontianak Halaman 15

langsung mendobrak pintu kamar, ternyata penghuninya dua wanita yang tengah tidur nyenyak. Kedua wanita itu tidak bisa menunjukkan identitasnya, polisi langsung mengankutnya ke Polsek Utara untuk dilakukan pendataan.

Bahkan salah satu dari penghuni Wisma Nusantara Siantan menangis ketakutan dan meminta tidak dibawa ke kantor polisi. Razia dilakukan jajaran Polsek Pontianak Utara Halaman 15

BPOM

Musnahkan Sosis Malaysia

PONTIANAK-RK. Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Kota Pontianak memusnahkan 198 kotak sosis asal Malaysia bermerek Ayam Madu , di TPA Siantan, Pontianak Utara, Senin (15/7) siang. Sosis ini diamankan BPOM setelah menerima penyerahan dari Intel Korem yang berhasil menangkap mobil box ketika melintasi Jalan Trans Kalimantan, Maret lalu. Kepala BPOM Kota Pontianak, Corry Panjaitan, pemusnahan barang bukti sosis, karena mudah

Tujuh Siswa Terjaring Razia SINGKAWANG-RK. Pada hari pertama masuk sekolah usai liburan, tujuh siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) sederajat di Kota Singkawang terjaring razia kendaraan bermotor. Mereka tidak mengantongi Surat Izin Mengemudi (SIM) dan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK). Mereka yang terjaring ada

14 orang, didominasi siswa kelas satu SMA sederajat, kata AKBP A Widihandoko SH melalui Kasat Lantas, AKP Wahyu Jati Wibowo usai razia Mapolres Singkawang, Senin (15/7). Dalam razia yang merupakan bagian dari Operasi Patuh pada 4 hingga 17 Juli 2013 Halaman 15

Perbatasan Kalbar-Malaysia Rawan Masuknya Narkoba

Sosis asal Malaysia diamankan Intel Korem dimusnahkan BPOM Kota Pontianak. S

YAMSUL

membusuk. BPOM sendiri juga tidak memiliki tempat untuk menyimpannya lebih lama, sehingga

harus dimusnahkan. Barang bukti semula berjumlah Halaman 15

PONTIANAK-RK. Perbatasan Kalbar dengan Malaysia dinilai tidak aman oleh Ketua Komisi A DPRD Kalbar H Retno Pramudya SH MH. Apalagi setiap tahunnya telah masuk barang-barang ilegal, gula, makanan dan minuman, daging, ikan, bahkan Narkoba dari Malaysia ke Kalbar. Petugas di perbatasan tidak

maksimal bekerja. Retno mengaku tidak heran lagi adanya Narkoba dan barang-barang ilegal serta mobil dari Malaysia bisa masuk ke Kalbar. Karena ini memang terjadi setiap tahunnya. Legislator PPP itu hanya bisa berharap kepada seluruh aparat yang ada di perbatasan, Halaman 15

Satpol PP Hentikan Galian C Jamthang Pekerjanya Tunggang Langgang S INGKAWANG -RK. Satpol PP Kota Singkawang menghentikan aktivitas Galian C di Jamthang, Kelurahan Sedau, Kecamatan Singkawang Selatan. Penggalian dengan eksavator itu tidak mengantongi izin dari Pemerintah Kota (Pemkot) Singkawang. Di tempat itu ada empat titik aktivitas Galian C, kata Momie Muljo Mintarno, Kepala Satpol PP Kota Singkawang kepada wartawan, Senin (15/7). Dari keempat titik aktivitas penggalian itu, kata Momie, hanya di satu titik ditemukan pengelola atau pekerjanya. Sedangkan pekerja di tiga titik lainnya pada kabur. Pengelola yang kita temukan itu meny-

GRAHA PENA KALBAR Dengan lokasi strategis dan area parkir yang luas, sangat cocok untuk aktifitas: - KANTOR - SEMINAR - WORKSHOP

- MEETING - TRAINING - PSIKOTES

erahkan kunci eksavator, ujarnya. Momie menjelaskan, beberapa waktu lalu Satpol PP mendapat laporan dari warga tentang aktivitas Galian C di kawasan Jamthang. Setelah dicek bersama instansi terkait memang ditemukan aktivitas Galian C dengan menggunakan alat berat seperti eksavator, katanya Pengelola dari aktivitas penggalian itu mengaku, kalau kawasan itu akan dijadikan taman rekreasi. Saat ditanya izinnya, ternyata hanya mengantongi izin prinsip, papar Momie. Dia menjelaskan, izin prinsip tersebut hanya berlaku enam

bulan. Itulah kesempatan yang diberikan kepada pengusaha untuk mengurus izin-izin lainnya. Izinnya dikeluarkan pada Januari, artinya izin prinsip itu telah mati dengan sendirinya, karena ini sudah bulan Juli, ungkap Momie. Menindaklanjuti temuan di lapangan itu, kata Momie, pada Jumat lalu digelarlah rapat antara Walikota Singkawang beserta SKPD terkait dengan pengelola Galian C. Dalam rapat tersebut diambil kesimpulan kalau kegiatan Galian C Jamthang untuk sementara ditutup, dan pengelaola harus mengurus izin, tegasnya. (dik)

Jalan Arteri Supadio (Ayani II) Km 3,5 Kubu Raya 78391 - Kalimantan Barat MENYEWAKAN

Meeting Room berkapasitas hingga 100 pax Dengan Fasilitas: - Full AC - Flipchart & Markers - Portable Screen - White Board - Mineral Water - Wifi Zone - LCD 27 Inch (sewa terpisah) - Katering (sesuai order)

Telepon: 0561 - 721229 Contact Person: 081 254 660 990


10

RAKYAT KALBAR

KUBU RAYA

Selasa, 16 Juli 2013

Jalan Desa Kapur Disulap Jadi Kebun Buah-buahan Pemkab dan DPRD Tahunya Berjanji, Masyarakat Bosan Dibohongi

ILLUSTRASI

SUNGAI RAYA-RK. Musim hujan membuat jalan di Desa Kapur berlubang dan berlumpur, bahkan sulit dilalui. Masyarakat tampak kesal, sehingga menanam pohon di tengah jalan yang berlubang. Aksi itu dilakukan lantaran kesal dengan Pemkab Kubu Raya yang tahunya berjanji namun tak pernah terealisasi. Pepohonan yang ditanam seperti nangka, belimbing dan pisang. Terkesan jalan poros

utama yang menghubungkan beberapa desa itu tampak seperti kebun buah. Jalan pun sulit dilalui kendaraan roda empat. Hanya kendaraan roda dua yang dapat melintasi jalan, hingga mengakibatkan kemacetan. Aksi ini kami lakukan, karena tidak puas dengan Pemkab dan Anggota DPRD Kubu Raya yang tahunya hanya berjanji. Masyarakat mulai tidak percaya dengan

janji-janji pembangunan, tapi realisasi tak ada sama sekali, kata Suhartono, warga Desa Kapur. Wajar masyarakat melakukan aksi tanam pohon di tengah jalan. Suhartono berharap, Pemkab dan DPRD Kubu Raya harus selaras merealisasikan pembangunan jalan ini. Jadi memang Pemkab telah mengajukan anggaran pembangunan, namun kalau belum direalisasikan sama

DPRD, sama saja. Katanya juga dari perusahaan juga bantu, tapi nyatanya dari bulan lima kemarin hanya saat ini, baru beberapa meter saja yang diperbaiki, sedangkan jalan kita ini rusaknya semakin parah, tegas Suhartono. Akibat kondisi jalan yang rusak parah ini, aktivitas warga, terutama untuk mengangkut sayur mayur maupun hasil kebun lainnya selalu terhambat. Apalagi ketika musim hujan, jalan berlumpur, kasihan petani sayur tak bisa menjual hasil panennya. Masyarakat sudah semakin cerdas. Apalagi mendekati tahun Pilkada dan Pemilu legislatif. Jangan ada lagi para calon bupati dan Caleg yang hanya menyampaikan visi dan misi. Akan tetapi yang penting realisasinya dan bukti nyatanya. Jadi Pemkab dan DPRD jangan lagi membodohi masyarakat, tegasnya lagi. Begitu pula keluhan yang dilontarkan Erwin. Warga yang sehari-hari berjualan dan mengantar air galon ini berharap Pemkab Kubu Raya dapat segera memperbaiki jalan Desa Kapur. Jika belum ada kepastian mungkin warga akan kembali menambah aksi tanam pohon. Kita berharap segera diperbaiki, susah saya antar galon jalan licin, apalagi musim hujan. Saya hanya pernah mendengar jalan ini mau diper-

baiki. Tapi sampai sekarang belum diperbaiki. Apalagi mau lebaran. Sulit masyarakat untuk bertamu dan silaturahmi jika dengan kondisi jalan rusak begini, kesal Erwin. Kepala Desa Kapur, Agus Rahman menganggap wajar aksi yang dilakukan warganya. Biarkan saja. Karena itu wajar saja, katanya kepada Rakyat Kalbar. Dikatakan Agus, harus dipahami bahwa pelaksanaan proyek pemerintah ada mekanisme dan proses yang harus dijalankan, agar tidak terjadi kesalahan. Jadi warga diharapkan untuk bersabar, imbaunya. Pihaknya telah menghubungi Dinas Bina Marga atau PU terkait pengerjaan jalan tersebut. Dikatakan bahwa mereka akan turun ke lokasi dan mengerjakannya besok (hari ini, red). Jadi, kita tunggu dan lihat saja sampai besok. Jika masih juga belum ada maka aksi akan diteruskan dan mendatangi dinas, tegas Agus. Kepala Dinas Bina Marga Kubu Raya, Siswanto sedang tidak aktif. Begitu pula PPK Dinas Bina Marga Erwin Supriyadi nomor handphone yang dihubungi sedang tidak aktif. Nomor handphone kedua pejabat Kubu Raya itu memang sering tidak aktif.

Kirukulum 2013 Tak Semua Diterapkan SUNGAI RAYA-RK. Walaupun kurikulum 2013-2014 telah dicanangkan, di Kubu Raya ternyata tidak semua sekolah menggunakannya. Di Sekolah Dasar Negeri (SDN) dari 320 lebih sekolah, hanya 14 yang menggunakan kurikulum baru tersebut. Kepala Dinas Pendidikan Kubu Raya, Frans Randus membenarkan jika di wilayah kerjanya tidak semua sekolah menerapkan kurikulum 2013. Karena memang hanya sekolah-sekolah sasaran saja yang menerapkan kurikulum tersebut. Intuk Sekolah Menengah Pertama (SMP) dari kurang lebih 70 sekolah negeri hanya empat sekolah saja yang menerapkannya. Tingkat SMA negeri hanya dua sekolah dan SMK hanya satu sekolah, ini untuk sekolah negeri semuanya dari 15-an sekolah, jelas Frans, Senin (15/7). Sekolah-sekolah sasaran tersebut, sudah menjadi prioritas pemerintah, seperti pengajarnya mendapatkan pelatihan dan untuk melaksanakan kurikulum tersebut fasilitas pendukung, seperti buku akan dipenuhi. Sekolah-sekolah yang tidak menerapkan kurikulum baru ini, maka tetap menggunakan kurikulum lama, ujar Frans. Terkait dengan adanya dua kurikulum yang diterapkan di sekolah sasaran dan sekolah bukan sasaran, Frans memastikan kondisi

tersebut tidak akan menjadi masalah. Karena memang tidak dipungkiri, jika penerapannya dilakukan serempak, maka dikhawatirkan malah penerapannya tidak maksimal. Menurutnya memang ini risiko dari perubahan kurikulum yang dilakukan pemerintah. Kurikulum 2013 terbuka bagi setiap sekolah yang ingin menerapkannya. Penerapan kurikulum tersebut akan dilakukan secara mandiri, dengan prosedur pertama yang harus dilakukan adalah mengajukan permohonan terlebih dahulu kepada Dinas Pendidikan, jelas Frans. Jika memang ada sekolah yang ingin mengajukan diri akan menerepkan kurikulum ini, tentu sangat baik. Akan tetapi yang harus dipahami bagi sekolah yang mengajukan, pelaksanaannya harus dilakukan secara mandiri. Kalau ada sekolah yang bukan sasaran ingin menerapkan kurikulum ini, bagus sekali. Karena memang sangat dianjurkan, asalkan mampu menyediakan fasilitas pendukungnya, seperti buku, ucapnya. Frans menyatakan, dalam waktu dekat ini akan memanggil para kepala sekolah untuk mengevaluasi hari pertama pelaksanaan kurikulum tersebut. ini perlu dilakukan agar kepala sekolah memberikan dukungan secara maksimal terhadap penerepan kurikulum baru ini. (ari)

Reporter: Ary Sandi Editor: Hamka Saptono ILLUSTRASI

GEMA KABUPATEN PONTIANAK DERAP BESTARI

Pilkada Lahirkan Pemimpin Berkualitas Tanggal 19 September 2013 akan menjadi sejarah baru bagi penyelenggaraan pemerintahan di Kabupaten Pontianak. Masyarakat daerah ini akan melaksanakan pesta demokrasi menentukan pemimpinnya lima tahun ke depan. A n g g o t a D P R D, Dody Azman optimis Dody Azman. ALFI SHANDY Pilkada mendatang akan melahirkan pemimpin yang berkualitas. Kita sangat berharap Pilkada Bupati Pontianak nanti akan membawa perubahan ke arah yang lebih baik untuk kemajuan daerah dan masyarakat Kabupaten Pontianak. Kita yakin Pilkada akan melahirkan figur memimpin yang berkualitas dan mampu mewujudkan harapan dan keinginan masyarakat yang selama ini belum terwujudkan, kata Dody mengomentari penyelenggaraan Pilkada mendatang, Minggu (14/7). Untuk melahirkan figur yang dimaksud, Caleg PKS Dapil Sungai Pinyuh-Anjongan ini pun berpesan kepada seluruh masyarakat, agar selektif dalam menentukan pilihannya. Pemilih diimbau tidak terbuai dengan janji atau pun kampanye hitam dengan memberikan barang bahkan uang. Masyarakat hendaknya dapat menilai figur mana yang memang memiliki kemampuan baik mutu dan kualitas untuk memimpin masyarakat dan daerah ini. Saya yakin masyarakat Kabupaten Pontianak sudah pintar dalam berdemokrasi, nilainya. Selain itu, dirinya meminta partisipasi seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama menyukseskan penyelenggaraan Pilkada mendatang. Diingatkannya, jangan sampai perbedaan pendapat dan pilihan membuat masyarakat menjadi terkotak-kotak dan terpecah belah. Silakan berbeda pilihan, tetapi jangan sampai merusak silaturahmi dan keharmonisan yang selama ini sudah terjalin dengan baik. Kita harus saling menghormati pilihan dan pendapat orang lain. Itulah demokrasi yang sehat, tegas Dody. Terkait pemimpin yang berkualitas, Dody menegaskan, yakni figur yang berpihak pada kepentingan masyarakat dan daerah. Yakni mampu menggali potensi daerah. Misalnya, membuat suatu program kerja yang dapat meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan membuka lapangan pekerjaan untuk masyarakat. Misalnya pembangunan Pelabuhan Kuala Mempawah. Pembangunan itu sangat baik dan strategis dalam upaya meningkatkan kesejahteraan rakyat. Hanya saja, keberadaannya tidak dimaksimalkan dengan baik sehingga sampai saat ini tidak mampu memberikan kontribusi, sebutnya. Ia mengajak seluruh lapisan masyarakat memilih pemimpin yang dapat melihat potensi-potensi yang dimiliki daerah. Yang paling utama, pemimpin harus lebih mengedepankan kepentingan rakyat, bukan kepentingan pribadi, kelompok atau golongan tertentu, tegasnya. (fia)

DPRD Sarankan Pasar Ramadan Ditata MEMPAWAH. Keberadaan pasar Ramadan semakin menambah kemeriahan dan semarak bulan puasa. Namun, sejauh ini keberadaannya masih terkesan semrawut. Anggota DPRD Kabupaten Pontianak, H Hasan Zulkifli menyarankan pemerintah daerah melakukan penataan terhadap pasar tersebut. Pasar Ramadan ini sangat penting dan strategis dalam mendukung aktivitas ibadah masyarakat Muslim selama bulan puasa. Terutama membantu masyarakat dalam mempersiapkan menu makanan dan minuman untuk berbuka puasa, nilai Hasan Zulkifli kepada koran ini, Senin (15/7) sore di Mempawah. Menurut Anggota Komisi D ini, Pemkab Pontianak mestinya mendukung aktivitas pasar Ramadan. Caranya dengan

melakukan penataan menjadi lebih baik. Sehingga keberadaannya semakin menambah kemeriahan bulan suci Ramadan. Pemerintah daerah harus melakukan penataan pasar Ramadan. Supaya menjadi daya tarik bagi masyarakat untuk berbelanja. Dengan begitu, maka aktivitas jual beli semakin meningkat, tuturnya. Penataan pasar Ramadan imbuh Legislator PKB ini, sejatinya telah dilakukan di era kepemimpinan Bupati Pontianak, Hendri Usman. Ketika itu, pemerintah daerah menetapkan satu lokasi untuk pedagang selama Ramadan sehingga tampak lebih rapi, tertib dan menarik untuk dikunjungi. Bila perlu pembukaannya dilakukan secara seremonial oleh Bupati Pontianak. Supaya, keberadaan pasar Ramadan

semakin menambah kemeriahan nuansa Ramadan di masyarakat, pendapatnya. Selain itu, lanjut Hasan, penataan terhadap pasar Ramadan juga memudahkan pemerintah daerah dalam melakukan kontrol dan pengawasan terhadap makanan dan minuman yang diperdagangkan. Terutama dalam hal menjamin makanan dan minuman tersebut halal dan tidak membahayakan kesehatan masyarakat. Pengawasan terhadap makanan dan minuman itu sangat penting dan harus dilakukan dengan baik. Jangan sampai ada makanan atau minuman yang mengganggu kesehatan bahkan membahayakan keselamatan masyarakat itu sendiri, ujarnya. Bila perlu lanjutnya, di sekitar pasar Ramadan disediakan kotak amal untuk

kaum duafa. Sehingga para pengunjung tidak hanya berbelanja, tetapi bisa sekalian beramal dan beribadah di bulan Ramadan, tukasnya. Sementara itu, Ramdan, salah satu pengunjung pasar Ramadan setuju jika dilakukan penataan. Sebab, keberadaan pasar Ramadan selama ini terkesan kurang mendapatkan perhatian dan cenderung tidak tertata dengan baik. Sangat baik jika memang dilakukan penataan pasar Ramadan. Lokasinya harus strategis dan mudah dijangkau masyarakat. Dengan penataan yang baik, pasti akan menjadi daya tarik bagi pengunjung untuk datang. Sehingga akan berdampak terhadap kelancaran aktivitas perdagangan dan memberikan keuntungan terhadap pedagang itu sendiri, singkatnya. (fia)

Panitia Batasi Jumlah Peserta Festival Sahur-sahur XI Tahun 2013 MEMPAWAH. Festival Sahursahur menjadi salah satu agenda rutin untuk memeriahkan bulan Ramadan di Kabupaten Pontianak. Festival ke-XI tahun 2013 itu akan dilaksanakan oleh Galaherang Kreasindo pada hari ke-25 Ramadan mendatang. Panitia membatasi jumlah peserta festival hanya 200 grup. Untuk pelaksanaannya sudah kita tetapkan, yakni pada hari ke-25 Ramadan atau tanggal 3 Agustus 2013. Lokasinya di Mess Chandramidi Mempawah dan dimulai pada pukul 20.30 malam, setelah salat tarawih. Persiapannya sudah kita lakukan sejak sekarang, kata Ketua Panitia Pelaksana Festival Sahursahur XI Tahun 2013, Widdiansyah, Senin (15/7). Pria yang juga Anggota DPRD Kabupaten Pontianak itu menjelaskan, persiapan sengaja dilakukan sejak awal agar Festival Sahur-sahur berlangsung semarak, meriah dan sukses dibanding tahun sebelumnya. Panitia pun senantiasa meningkatkan koordinasi dan komunikasi dengan pihak terkait. Koordinasi telah kita lakukan dengan pihak yang berkai-

tan dengan persiapan festival nantinya. Terutama koordinasi dengan Pemerintah Kabupaten Pontianak yang selama ini selalu memberikan dukungan dan bekerjasama dengan panitia, tuturnya. Lebih jauh, Legislator Partai Demokrat itu berjanji, akan menyuguhkan penampilan yang berbeda pada Festival Sahursahur ke-XI ini. Festival tahun ini dipastikan menampilkan tontonan yang lebih atraktif dan spesial. Kami akan memadukan konsep budaya yang bernuansakan religi dengan entertainment. Sebab, kami meyakini festival ini akan menjadi hiburan yang memberikan nilai positif dan menarik serta dapat menjadi sumber inspirasi kita semua untuk berkarya dan berkreasi di masa mendatang, tuturnya. Terkait peserta, Widdiansyah mengatakan, Festival Sahursahur merupakan event tingkat Provinsi Kalbar. Sehingga, pihaknya membuka diri untuk peserta yang berasal dari luar daerah. Tempat pendaftaran di Sekretariat Galaherang Kreasindo Mempawah yang beralamat di Jalan GM Taufik Mempawah,

ILLUSTRASI

sejak 22 Juli hingga 1 Agustus 2013 mendatang. Untuk memotivasi peserta festival, kami menyediakan hadiah berupa uang pembinaan dengan total sebesar Rp 76 juta untuk pemenang dan peserta yang telah berpartisipasi. Pemenang juga akan memboyong piala bergilir Bupati

Pontianak, bebernya. Namun, imbuhnya, pada Festival Sahur-sahur ke-XI ini pihaknya membatasi jumlah peserta sebanyak 200 group. Peserta dibagi dalam dua kategori, yakni pemula dan dewasa. Setiap group terdiri dari 7-9 orang. Untuk pendaftaran gratis dan

tidak dipungut bayaran. Namun, mengingat jumlah pesertanya kita batasi, sehingga para peserta hendaknya segera mendaftar sesuai waktu dan tempat yang dipersiapkan. Pendaftaran akan kita tutup jika sudah memenuhi jumlah yang ditetapkan, tukasnya mengakhiri. (fia)


GELIAT KAYONG UTARA

pempadahan

DPS Naik 8264 Suara REKAPITULASI jumlah daftar pemilih sementara (DPS) Pemilihan Legislatif (Pileg) 2014 untuk KKU ini, ada peningkatan berdasarkan jumlah. Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilihan Bupati (Pilbup) Kayong Utara 70.630 jiwa dengan jumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) 228 buah, untuk DPS meningkat menjadi 78.894 pemilih dengan jumlah TPS menjadi 247 buah. Demikian hasil rapat pleno terbuka rekapitulasi jumlah DPS Pemilihan Legislatif (Pileg) 2014 untuk KKU, mengalami kenaikan 8264 suara. Rapat pleno dihelat di Hotel Mahkota Kayong di Sukadana pada Sabtu (13/7). Ini hasil kita rekap berdasarkan hasil penetapan DPS oleh Panitia Pemungutan Suara (PPS) pada 10 Juli 2013, di mana penetapannya di setiap tempat pemungutan suara (TPS), ungkap Dedy Effendy SH, Ketua KPU KKU di ruang kerjanya, Senin (15/7). Dikatakannya KPU KKU melaksanakan rapat pleno terbuka dimulai jam 10.00 WIB, dihadiri para pimpinan partai politik atau petugas penghubung partai politik. Kemudian dihadiri juga anggota panitia pengawas pemilu (Panwaslu) KKU, pihak pemerintah daerah dalam hal ini kepala Kesbangpolinmas KKU. Tak ketinggalan dihadiri tokoh masyarakat. DCS kecamatan Sukadana memiliki sepuluh desa, 58 TPS, 18.307 DPS. Kecamatan Simpang Hilir terdapat 12 desa, 73 TPS, 23.831 DPS. Kecamatan Teluk Batang mempunyai tujuh desa, 41 TPS, 7.057 DPS. Kecamatan Seponti memiliki enam desa, 27 TPS, 9.611. Kecamatan Pulau Maya mempunyai lima desa, 38 TPS, 10.790 DPS. Kecamatan Kepulauan Karimata ada tiga desa, sepuluh TPS, dan 2.328 DPS. Setelah ini juga, usai ditetapkan PPS pada 10 Juli 2013, selanjutnya pada 11-24 Juli 2013 pengumuman DPS di setiap kantor desa di KKU atau di tempat yang strategis atau yang basisnya lokasi TPS, papar Dedy. Ia mengharapkan dan meminta kepada masyarakat untuk dapat melihat pengumuman itu. Untuk memastikan namanya atau nama pendukungnya maupun keluarganya, sudah terdaftar atau belum. Pemilu Legislatif akan dihelat pada Rabu, 9 April 2014. Diikuti 12 Parpol dengan jumlah daftar calon legislatif sementara mencapai 293 orang. Penyusunan dan penetapan daftar calon legislatif tetap pada 9-22 Agustus 2013, sedangkan pengumuman dan penetapan pada 9-22 Agustus 2009, kupasnya. (lud)

RAKYAT KALBAR Selasa,16 Juli 2013

11

Bangun PAUD Setiap Desa Bupati Kayong Utara H Hildi Hamid menyerah bantuan ke rumah ibadah dan anak-anak yatim di Safari Ramadan di Masjid Baitus Salam desa Telaga Arum kecamatan Seponti, Jumat (12/7) malam. Kamiriluddin/RAKYAT KALBAR

SEPONTI. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kayong Utara berencana membangun Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di 43 desa yang ada di kabupaten Kayong Utara (KKU). Guna memuluskan program ini, Bupati H Hildi Hamid berencana mengajak seluruh satuan kerja perangkat daerah (SKPD) yang dipimpinnya. Melaksanakan pembangunan tidak hanya sebatas pada fisik semata. Namun harus diimbangi pula dengan pembangunan akhlak. Oleh karena itu, meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) agar berakhlak mulia sudah merupakan salah satu misi Pemkab Kayong Utara, ungkap H Hildi Hamid, Bupati Kayong Utara saat melaksanakan Safari Ramadan 1434 H yang pertama di Masjid Baitus Salam Desa Telaga Arum Kecamatan Seponti, Jumat (12/7). Dikatakannya Untuk mewujudkan hal tersebut, tentunya upaya ini harus dimulai dari PAUD. Maka dari itu, kami dengan

sejumlah satuan kerja perangkat daerah (SKPD) terkait, secara bersama-sama akan membangun tempat PAUD di setiap desa, tuturnya. Rencana program pemerintah dalam upaya meningkatkan SDM yang berakhlak mulia, sambungnya, agar dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan, sudah barang tentu tidak terlepas dari dukungan dan partisipasi masyarakat yang tinggi. Oleh karenanya, dukungan dan partipasi masyarakat juga sangat menentukan tingkat keberhasilan program-program yang dilaksanakan oleh pemerintah. Begitu pula kaitannya dengan pelaksanaan Safari Ramadan ini, sungguh besar sekali manfaatnya dalam meningkatkan hubungan silaturahmi antara pemerintah dengan masyarakat. Sebab, melalui kegiatan-kegiatan religi ini adalah kesempatan emas untuk kami memperkenalkan para kepala SKPD kepada masyarakat secara luas, tuturnya. (lud)

Wabup Gelar Safari Ramadan SEPONTI. Wakil Bupati Kayong Utara, Idrus dalam Safari Ramadan 1434 H acara yang sama di masjid Al Mukaromah desa Podorukun kecamatan Seponti, mengingatkan kepada seluruh masyarakat agar memanfaatkan pelaksanaan puasa di bulan Ramadan ini, sebagai ajang untuk introspeksi dan memperbaiki diri. Perbanyak amal ibadah di bulan yang penuh rahmat ini dengan bersedekah dan menebarkan rasa kepedulian terhadap sesama. Sehingga dengan sikap tersebut mampu meningkatkan rasa persatuan dan kesatuan kita, ungkap Idrus di Masjid Al Mukaromah desa Podorukun kecamatan Seponti, Jumat (12/7). Dalam kesempatan Safari Ramadan 1434 H yang pertama di kecamatan Seponti, difasilitasi Bagian Kesejahteraan Sosial (Kesos) Setda Kayong Utara ini, Bupati H Hildi Hamid dan Wakil Bupati Kayong Utara Idrus, menyerahkan sejumlah bantuan untuk rumah ibadah dan anak-anak yatim serta bantuan beberapa

Alquran dari Kantor Kemenag KKU untuk beberapa masjid maupun mushola di kecamatan Seponti. Sangat banyak kegiatan keagamaan selama bulan suci Ramadan bagi kaum Muslim. Namun sejarah istilah Safari Ramadan, menurut praktisi Jefri Hidayat dengan akun twitter @ jefrineger, dipopulerkan pada masa Orde Baru. Tepatnya Ketua Majelis Pemusyawaratan Rakyat (MPR) kala itu, Harmoko sekaligus Ketua Golongan Karya (Golkar) pada masa mantan Presiden Soeharto. Dalam sejarahnya, Harmoko membuat sebuah terobosan baru dan strategi jitu untuk memanfaatkan momentum Ramadan. Metode yang dilakukan kala itu adalah pendekatan Religius, agar tercapai target-target tersebut maka dibuatlah kunjungan-kunjungan ke daerah atau ke desadesa. Instrumen yang digunakan berupa sumbangan, ceramah dan sebagainya. Kegiatan safari Ramadan ini di antaranya berisi berbuka

puasa bersama dan sholat sunnah taraweh dengan masyarakat setempat. Safari Ramadan salah satu kegiatan rutin yang dilakukan oleh pejabat-pejabat publik mulai dari tingkat pusat sampai ke tingkat daerah, apabila Ramadan menjelang, dan sudah berlangsung puluhan tahun yang lalu. Gagasan Harmoko ini sampai sekarang masih terjaga, bahkan sudah menjadi kegiatan rutin yang dilakukan para birokrasi pemerintah dan tokoh politik. Safari Ramadan banyak memberikan manfaat, sehingga makna Ramadan tersebut dapat dirasakan oleh masyarakat di kampung-kampung. Biasanya masjid di kampung penceramah hanya mubalig seputaran kampung tersebut, melalui adanya safari yang membawa ustadz maupun ulama berkualitas dari segi materi ceramah, membuat ilmu, wawasan tentu meningkatkan kemampuan masyarakat yang jadi obyek safari. Kemudian juga, masyarakat

Wabup Idrus menyerahkan bantuan yang sama di Masjid Al Mukaromah desa Podorukun kecamatan Seponti, Jumat (12/7). Kamiriluddin/RAKYAT KALBAR awam menjadi tahu dan bertatap muka langsung dengan tokoh-tokoh mereka, sebab biasanya hanya kenal lewat nama atau melalui media cetak maupun televisi dan media cetak. Sehingga ada ikatan emosianal tanpa disadari yang berefek posit if dalam penyampaian aspirasi mereka (rakyat) pada masa akan datang. Pada masa safari Ramadan, biasanya, para tokoh dan pejabat

akan memberikan kata sambutan yang berisi program-program kerja pemerintah, perkembangan-perkembangan yang berhubungan dengan pembangunan, sehingga proses pendidikan politik bagi masyarakat secara tidak langsung telah dilakukan. Positifnya, mereka akan menjadi lebih cerdas dan mengerti akan kondisi pemerintahan serta pembangunan yang akan berlangsung. (lud)

metro

KETAPANG pempadahan

Pengawasan Gula Rafinasi Lemah KETAPANG. Pengawasan peredaran gula rafinasi di Ketapang sangat lemah. Banyaknya gula rafinasi dijual dipasaran diduga tanpa distributor atau produsen yang jelas. Demikian diungkapkan Koordinator Asosiasi Pengusaha Gula dan Terigu Indonesia (Apegti) Ketapang, Hamimzar Yahya. Dikatakannya gula-gula tersebut sebagian besar dipasok dari Malaysia. Gula produk Indonesia adalah gula yang biasa didatangkan dari pulau Jawa dan berbentuk kemerah-merahan yang diproduksi langsung dari tebu alami, sehingga terbebas dari efek turunan seperti gula rafinasi, jelasnya, Senin (15/7). Pria yang biasa disapa Haji Cum ini menuturkan, gula Rafinasi bukan gula yang baik bagi kesehatan. Gula ini biasanya digunakan sebagai pemanis bagi makanan olahan bukan untuk dikonsumsi langsung. Gula legal didatangkan oleh Pedagang Gula Antar Pulau Terdaftar (PGAPT) yang bernaung dibawah Apegti, jelasnya. Ia berharap peredaran gula juga mendapatkan pengawasan dari aparat keamanan maupun dari Disperindag, untuk selalu memantau, karena gula Malaysia yang banyak rafinasi selain merugikan Negara juga merugikan kesehatan.(Jay)

Dinkes Sediakan Laboratorium Kimia Air KETAPANG. Kabid Ketenagaan Dinkes Ketapang, Daniel SH mengatakan Dinas Kesehatan sudah Ketapang menyediakan Laboratorium untuk pemeriksaan kimia air. Tapi sayangnya masih belum bisa melayani pemeriksaan darah. Hanya pada pemeriksaan kimia air, kata Daniel kemarin. Menurut Daniel, untuk saat ini memang adanya kesengajaan bahwa pihaknya tidak terfokus pada pemeriksaan darah dikarenakan terkendala masalah pembuangan limbah. Kalau menyangkut masalah darah sudah pasti sensitif, tidak bisa limbah darahnya sembarangan dibuang, katanya. Daniel mengatakan, jika saat ini laboratorium itu hanya dipergunakan untuk fasilitas pengecekan kimia air, untuk ke depannya mulai dari sekarang pihaknya berangsur-angsur pihaknya juga mempersiapkan sarana dan tempat yang memadai serta tenaga dan memperlengkap alat-alat yang masih kurang. (Jay)

Warga Khawatir Harga Daging Mahal KETAPANG. Sebagian warga Ketapang mengaku khawatir harga daging sapi maupun daging ayam akan mahal menjelang lebaran hari raya Idul Fitri nanti. Pasalnya saat ini saja, harga daging sapi mencapai Rp 90 ribu perkilogramnya. Apalagi lebaran nanti bisa mencapai 100 ribu, ucap Halimah, seorang ibu rumah tangga di Ketapang, Senin (15/7). Menurutnya kenaikan harga daging ini bisa disebabkan keniakan harga BBM, dan harihari besar keagamaan. Kenaikan harga-harga kebutuhan pokok otomatis akan naik, karena masyarakat akan membutuhkan daging saat perayaan lebaran untuk menu merayakan hari lebaran. Setiap menjelang hari besar seperti puasa, lebaran harga-harga pasti naik, apalagi harga BBM udah naik, kenaikan harga sudah merupakan tradisi tiap tahunya, ujarnya. Halimah berharap, Pemda Ketapang dapat menstabilkan harga kebutuhan pokok, maupun harga daging yang saat ini sudah merangkak naik. Kalau harga-harga tdak terkendali, kasihan kami warga yang tidak mampu ini, ucapnya. Kepala Bidang Dinas Pertanian dan Peternakan Ketapang, Edy Sujarwo mengaku jika Ramadan ini stok bahan pangan di Ketapang masih aman. Termasuk ketersediaan stok daging sapi yang hanya mengandalkan sapi lokal. Stok gading sapi di Ketapang cukup besar dan masih tersedia. Ketapang mengandalkan stok daging sapi peternak lokal saja, tidak dari sapi di pulau jawa, kata Edy. Menurut Edy, harga daging di Ketapang saat ini masih relatif stabil, dkisaran 95 ribu sampai 95 ribu per kilogramnya. Khusus harga untuk lebaran yakni dalam waktu dekat ini akan dilakukan rapat bersama Bagian Ekonomi Pemda dan Disperindagkop dan UKM Ketapang, jelasnya. Edy mengatakan rapat koordinasi ini dilakukan agar saat lebaran nanti harga daging tidak memberatkan masyarakat Ketapang. Edy menuturkan, khusus jelang lebaran nanti permintaan masyarakat akan kebutuhan daging selalu akan meningkat. Hari biasa penjual daging setiap harinya memotong 10 sampai 12 ekor sapi. Tapi jelang lebaran nanti pasti meningkat, pungkas Edy.(Jay)

Warga berbelanja daging di salah satu pasar- Jaidi Chandra

Warga Mulai Berburu Pakaian Lebaran Omzet Pedagang Meningkat KETAPANG. Bulan puasa belum sampai sepekan, namun warga sudah mulai berburu pakaian untuk lebaran nanti. Omset pedagang penjual pakaian sejak bulan puasa ini meningkat. Penjual pakaian di pasar Rangge Sentap, Nurul mengatakan, warga sudah mulai ramai berbelanja pakaian untuk lebaran tahun ini, mulai dari pakaian muslim hingga pakaian tren masa kini. Mulai

ada peningkatan warga yang berbelanja pakaian, tidak seperti hari-hari biasanya, katanya, Senin (15/7). Ia mengaku omzet penjulan pakaianya sejak bulan puasa ini meningkat drastis. Keuntungan yang didapat naik mencapai 20-30 persen. Lumayanlah dibanding hari-hari biasa, ujarnya. Sementara Endang, salah seorang warga mengaku sengaja membeli pakaian

jauh-jauh hari sebelum lebaran karena harganya masih relatif murah. Kalau dekat lebaran harga pakaian bisa mahalmahal, ujarnya. Menurutnya, jika ia berbelanja pakaian jauh-jauh hari, tidak akan repot lagi mencarikan keluarganya pakaian saat lebaran nanti. Karena saat menjelang lebaran semua akan sibuk. Kalau dekat lebaran kita kan sibuk,

pasti buat kue lah, jadi kalau udah belanja dari sekarang, jadi dak repot lagi, katanya. Menurut Endang, harga pakaian saat ini sudah mulai agak mahal dibanding tahun sebelumnya,Ia menilai mahalnya harga pakaian ini dipengaruhi oleh naiknya harga BBM. Jangankan harga sembako, harga pakaian anak kecil sampai orang dewasa semuanya jadi mahal, pungkasnya. (Jay)


12

RAKYAT KALBAR Selasa, 16 Juli 2013 apai kato kito

Pendidikan Karakter Harga Mati NANGA PINOH. Pendidikan berbasis karakter dengan segala dimensi dan variasinya menjadi penting dan mutlak. Hal ini dikarenakan tantangan global, dan internal yang sedang dihadapi mengharuskan semua orang Indonesia untuk lebih memperkuat jati diri, identitas dan karakter sebagai bangsa Indonesia. Karena dengan optimisme yang kuat, kerja keras dan cerdas serta semangat kebersamaan, insya Allah cita-cita mulia itu bisa kita wujudkan, kata praktisi pendidikan Melawi, Mohtar, MPd. Lantas terang, Mohtar, karakter yang akan dibangun bukan hanya karakter berbasis kemuliaan diri semata, tetapi secara bersamaan membangun karakter kemuliaan sebagai bangsa. Karakter yang dibangun juga bukan hanya kesantunan. Tapi membangun karakter yang mampu menumbuhkan kepenasaran intelektual, sebagai modal untuk membangun kreativitas dan daya inovasi. Ini menjadi alasan mengapa tema hari pendidikan nasional tahun 2012 ini adalah bangkitnya generasi emas Indonesia, katanya. Pendidikan sendiri, lanjut Mohtar memiliki peran dan tanggung jawab yang besar terutama untuk menyikapi perkembangan actual terhadap munculnya perilaku destruktif, anarkis, maupun radikalis. Sehingga para pemangku kepentingan pendidikan, terutama Kepsek, guru maupun dosen harus memberikan perhatian dan pendampingan lebih besar pada peserta didik. Tujuannya bisa membentuk dan menumbuhkan pola pikir serta perilaku yang berbasis kasih sayang, toleransi terhadap realitas keanekaragaman yang dibenarkan oleh peraturan dan perundang-undangan. Perhatian itu lebih bisa dalam bentuk memberikan ruang aktivitas yang positif sehingga bisa dicegah tumbuhnya pemikiran dan perilaku destruktif, anarkis, kekerasan dan radikalisme, tambahnya. Untuk itu, mulai tahun ajaran 2011/2012, pendidikan berbasis karakter akan dijadikan sebagai gerakan nasional, mulai dari Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) sampai dengan perguruan tinggi, termasuk di dalamnya pendidikan non formal dan informal. (aji)

ILUSTRASI/IST

MELAWI MEMBANGUN Sekolah Jangan Sembarangan Tarik Pungutan

Kemampuan Orangtua Murid Tidak Sama NANGA PINOH. Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Melawi, Paulus, akan meminta penjelasan sama sekolah yang menarik biaya pada Penerimaan Siswa Baru (PSB). Ketegasan itu dituangkan dalam surat edaran pada seluruh sekolah di kabupaten Melawi, untuk melaporkan biaya yang dipungut pada siswa. Dalam waktu dekat ini akan meminta semua sekolah baik sekolah negeri maupun sekolah swasta di Melawi, untuk melaporkan biaya yang dipungut pada orang tua siswa secara rinci. Saya juga akan meminta penjelasan, mengenai penggunaan dana yang dipungut dari orang tua siswa tersebut, kata Paulus kemarin. Lantas diterangkan Paulus, dirinya tidak ingin, setiap tahun ajaran baru ada pungutan yang membebani orang tua siswa. Apalagi saat ini, semua barang naik akibat dari kenaikan BBM dan tingkat konsumsi bulan Ramadan. Kami tidak mau setiap tahun

ajaran baru memberatkan beban para orang tua. Terhadap persoalan ini, nanti akan saya buat surat edaran pada semua sekolah untuk memberikan laporan secara rinci. Kami minta pihak sekolah terbuka biar para orang tua tau, bebernya. Dikatakannya, kalau pun ada pungutan biaya pada orang tua untuk membeli pakaian olahraga atau pakaian seragam sekolah bagi siswa baru, hal itu masih dianggap wajar jika dikoordinir biar satu sekolah bisa seragam. Ta p i k a l a u u n t u k m e m beli sepatu atau membeli ikat pinggang, tidak perlulah dikoordinir, mereka bisa membelinya sendiri sesuai dengan kemampuan. Karena masing-masing orang tua siswa memiliki kemampuan ekonomi yang berbedabeda, ucapnya. Demikian juga halnya pungutan biaya untuk pemeliharaan gedung sekolah, hal itu tidak perlu diminta pada orang tua murid. Karena untuk pemeliharaan gedung sekolah, sudah

ILUSTRASI/IST

dianggarkan pemerintah. Kalau memang ada gedung sekolah yang membutuhkan perbaikan, tinggal diajukan saja pada pemerintah. Supaya bisa mendapatkan dana untuk memperbaikinya,

tuturnya. Paulus menambahkan, khusus untuk Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) atau SMA Sederajat, mulai tahun 2013 ini sudah ada dana Bantuan Operasional Seko-

lah (BOS) yang berjumlah Rp 1 juta untuk setiap siswa, pertahun. Dengan adanya BOS, tentunya bisa membantu menutupi biaya operasional sekolah. Sehingga tidak menutup kemungkinan, nantinya tidak ada pungutan lagi pada siswa alias gratis, tambahnya. Paulus menjelaskan, seandainya nanti anggaran dari dana BOS atau anggaran dari pemerintah yang masuk lebih besar dari biaya operasional dalam suatu sekolah, maka semestinya gratis. Artinya biaya operasional sekolah bisa ditanggulangi BOS tersebut sehingga tidak perlu lagi biaya dari orang tua atau komite. Tapi misalnya, anggaran dari pemerintah lebih kecil dari biaya operasional yang harus dikeluarkan pihak sekolah, biaya operasional tersebut bisa dikurangi dari anggaran pemerintah tersebut. Untuk menutupi sisanya tinggal disepakati dengan komite atau orang tua murid, pungkasnya. (aji)

AAK Bentuk Posyandu Binaan NANGA PINOH. Upaya menciptakan warga sehat bukan hanya dilakukan pemerintah. Namun, PT. Adau Agro Kalbar (AAK) juga ambil bagian menciptakan kesehatan keluarga. Apa yang dilakukan perusahaan sawit yang satu ini mesti di apresiasi, dan ditiru oleh perusahaan-perusahaan lainnya. Kita bantu masyarakat sekitar perusahaan melalui pelayanan kesehatan yang diberikan berupa Posyandu Binaan, kata Mewakili dari Manajemen PT AAK, Anton

baru-baru ini. Lantas dipaparkannya, di sekitar wilayah kerja PT AAK sudah ada dibentuk empat Posyandu Binaan. Yakni Posyandu Adau Sejahtera terletak di desa Durian Tuba, Adau Swadaya Lestari terletak di desa Bukit Raya, Adau Purnama terletak di desa Pelita Jaya dan Adau Permai terletak di desa Bukit Raya. CDO PT AAK ini juga mengatakan di Posyandu Binaan tersebut, diberikan berbagai pelayanan pada masyarakat sep-

erti pelayanan terhadap Balita, Matita, Ibu Hamil, Ibu Menyusui, dan Lanjut Usia. Saat pelayanan Posyandu diberikan, selain diberikan pelayanan kesehatan juga ada pemberian makanan tambahan berupa susu, telur dan kacang hijau, ungkap barubaru ini. Ditambahkannya, untuk memaksimalkan pelayanan di Posyandu Binaan tersebut, tiap Posyandu ada lima kader atau petugas Posyandu. Dimana kelima kader posyandu tersebut dibiayai oleh

pihak perusahaan. Sedangkan untuk tenaga bidannya, menggunakan tenaga bidan desa. Untuk mendukung kader posyandu dalam memberikan pelayanan, perusahaan juga menyediakan peralatan atau fasilitas penunjang kegiatan Posyandu, tambahnya. Anton menjelaskan, pelayanan kesehatan melalui kegiatan Posyandu Binaan yang telah dilaksanakan oleh PT AAK ini di beberapa desa, merupakan salah satu bentuk kepedulian sosial perusahaan pada masyarakat.

Ini salah satu bentuk pelaksanaan dari program Corporate Social Responsibility (CSR) kepada masyarakat yang berada di sekitar wilayah PT AAK, jelasnya. Perusahaan berharap mudahmudahan dengan adanya Posyandu Binaan dari PT AAK, bisa memberikan manfaat atau dampak positif pada masyarakat. Hal itu, tentunya untuk meningkatkan kesehatan masyarakat sesuai dengan program pemerintah kabupaten Melawi yaitu Melawi Sehat. (aji)

SINTANG RAYA Krisis Daging Sapi Bikin Galau

apai ji kitak

Harga Tembus Rp 140 Ribu per Kg

ILUSTRASI/IST

17 Orang Jamaah Haji Ditunda Berangkat SINTANG. Keputusan Pemerintah Arab Saudi terkait pengurangan kuota haji tahun 2013 berpengaruh pada tertundanya jamaah haji Kabupaten Sintang. Kepala Kementerian Agama Kabupaten Sintang Abdul Aziz mengatakan dari 129 orang kuota yang ada, dikurangi 20 persen. Maka jamaah haji Kabupaten Sintang yang akan diberangkatkan menjadi 103 orang. 17 orang lainnya ditunda keberangkatannya, ujarnya. Penundaan keberangkatan sejumlah jamah berlaku untuk seluruh kabupaten/kota di Indonesia. Abdul Aziz, menyebut sistem penundaan dilakukan Kementerian Agama Kabupaten Sintang dengan menunda jamaah haji termuda. Dengan berkurangnya kuota haji ini, maka yang tertunda tahun 2013 akan masuk pada tahun 2014, sehingga jelas akan terjadi penumpukan pada tahun-tahun berikutnya, kata Abdul Azis. Abdul Aziz mengatakan pada tahun ini ada peningkatan jumlah jamaah haji dibanding tahun lalu. Pada tahun lalu jamaah haji Sintang 112 orang, dan tahun ini menjadi 129 orang. Artinya ada peningkatan 17 jamaah haji, ucapnya. Antusias masyarakat Sintang untuk menunaikan ibadah haji cukup tinggi. Daftar Tunggu Haji Kabupaten Sintang saat ini saja sampai tahun 2022. Artinya dengan penundaan ini akan menambah daftar tunggu akan semakin panjang. Hampir semua Kecamatan yang ada di Kabupaten Sintang memiliki calon jamaah haji. Kecamatan terbanyak mendaftar menunaikan ibadah haji adalah Kecamatan Sintang, sedangkan kecamatan yang paling sedikit mendaftar Kecamatan Kayan Hulu dan Kecamatan Ketungau Hulu. (din)

S I N T A N G . Peran pemerintah menangani krisis daging sapi sangat diperlukan. Karena krisis daging sapi terus berlanjut, membuat harga sumber protein itu melonjak naik. Harga daging sapi di pasaran Kota Sintang saat ini menembus Rp 140 ribu perkg. Sekarang memang sudah mencapai Rp 140 ribu perkg. Harga ini (daging sapi) akan terus naik karena pasokan sapi dari luar ke Kabupaten Sintang sudah tidak ada lagi, kata Kepala Bidang Peternakan Dinas Pertanian Peternakan dan Perikanan Sintang, Ir Wiryono, kemarin. Wiryono memprediksikan, harga daging sapi akan terus naik sampai Hari Raya Idul Fitri. Cukup beralasan, sebab menjelang hari raya permintaan pasar semakin meningkat, sementara stok terbatas. Hukum pasar itu pasti berlaku. Semakin banyak permintaan, harga akan naik, ucapnya. Pe r s o a l a n t e r s e b u t b a k a l mengancam populasi sapi di Kabupaten Sintang. Mau tidak mau, sapi lokal bakal dijadikan pilihan para penjual daging untuk memenuhi permintaan pasar. Harapan kita bukan sapi pro dukt if yang disembelih.

ILUSTRASI/IST

Sedapat mungkin mendatangkan sapi dari luar terus diupayakan, kata Wiryono. Diakui Wiryono Sintang masih sangat kekurangan pasokan daging sapi. Setiap hari tidak kurang dari delapan ekor sapi disembelih untuk memenuhi permintaan pasar. Jumlah itu pada hari-hari bisa. Pastinya berbeda dengan hari-hari keagamaan seperti puasa dan lebaran saat ini,

terangnya. Pemerintah dalam hal ini sepertinya tak berdaya. Krisis daging sapi yang membuat harga mencekik sudah berlangsung lama. Setiap tahun kenaikan harga terus terjadi. Kita tidak bisa berbuat banyak karena memang pasokan sapi potong dari luar daerah sampai hari ini sudah tidak ada, kata Wiryono. Jumari, 42, salah seorang pen-

jual daging sapi di Pasar Inpres mengaku bila harga daging sapi yang ia jual berubah-ubah, tergantung dari modal yang dikeluarkan dalam membeli sapi. Untuk menjual sapi ini, kami mengeluarkan modal sebelumnya, baik dari pembelian sapi sampai upah untuk anak buah. Biaya upahnya saja mencapai Rp 400 ribu perekor sapi, ucapnya. Keterpaksaan menjual daging sapi dengan harga Rp 140 ribu

perkg karena modal awal membeli sapi sudah tinggi. Kami membeli sapi dengan menerka berapa kilo daging yang bisa dihasilkan dari satu ekor sapi. Terkadang perkiraan itu meleset. Agar tidak merugi terpaksa harga ditinggikan. Kadang tak jarang kami harus menanggung kerugian, jelasnya. Diakui Jumari, kondisi itu sangat memberatkan pembeli. Tapi sebenarnya bukan hanya pembeli, kami juga berat harus membeli sapi dengan harga tinggi. Kalau tidak laku, kami yang rugi, ucapnya. Rina, 28, salah seorang pembeli mengaku, terkejut mendengar harga daging sapi di Pasar Inpres yang mencapai Rp 140 ribu perkg. Berbeda dengan harga daging sapi di Pasar Sungai Durian. Kalau di Sungai Durian masih ada menjual Rp 120 ribu perkg, ujarnya. Rina berharap, pemerintah bisa mencari solusi agar harga daging sapi bisa tetap terkontrol. Sedapat mungkin setiap tahun tidak mengalami kenaikan. Kalau harganya sudah Rp 100 ribu ke atas, paling hanya mereka yang ekonomi menengah ke atas saja yang dapat merasakannya, kata Rina. (din)

66 Desa Kecipratan PPIP 2013 SINTANG. Imbas dari kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM), berpengaruh pada keterlambatan sosialisasi Program Pembangunan Infrastruktur Pedesaan (PPIP) Tahun 2013. Akibatnya pelaksanaan PPIP terlambat direalisasikan. Bupati Sintang, Drs Milton Crosby MSi, mengatakan PPIP dilaksanakan untuk bertujuan mendukung kebijakan pemerintah dalam percepatan mengentaskan kemiskinan khususnya wilayah pedesaan. Fokus program ini pada peningkatan akses masyarakat terhadap

pelayanan infrasruktur dasar pedesaan, peningkatan kapasitas perencanaan dan pengembangan masyarakat, meningkatkan kapasitas pemangku kepentingan dalam menyelenggarakan pembangunan dengan tata kelola pemerintahan yang baik, bebernya saat sosialisasi PPIP di Balai Praja Kantor Bupati Sintang, Senin (15/7). Setiap desa mendapatkan alokasi Rp 250 juta. Uang tersebut disalurkan melalui rekening masyarakat yang tergabung dalam organisasi masyarakat setempat. Kepala Badan Perencanaan Pem-

bangunan Daerah (BAPPEDA) Kabupaten Sintang Drs. H. Mas ud Nawawi menyebut tahun ini Kabupaten Sintang mendapatkan anggaran sebesar Rp 16, 5 miliar untuk 66 desa, plus dana operasional 5 persen. Program itu, menurut Milton, bertujuan menumbuhkan semangat gotong royong masyarakat pedesaan, dan menumbuhkan jiwa konsumtif masyarakat menjadi produktif. Kita berharap pengelolaannya dilakukan secara transparan dan accountable. Masyarakat juga

dapat berperan aktif dengan menyumbangkan pikiran agar program yang dilaksanakan dapat berlangsung dengan baik, harapnya. Masud berpesan pihak desa agar dalam menyelesaikan permasalahan tetap mengedepankan asas musyawarah dan mufakat. Jangan sampai program ini tumpang tindih dengan program lain, karena akan mubazir. Program ini harus bermanfaat untuk masyarakat setempat, sehingga benar-benar menaikkan taraf hidup masyarakat setempat, pungkasnya. (din)

Milton Crosby


KAPUAS HULU

ningkau nuan

A Baring Tandoto

Stok Daging Sapi Aman PUTUSSIBAU. Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Peternakan Kapuas Hulu menjamin ketersedian stok daging sapi aman hingga lebaran dan Natal. Kuota yang ada saat ini tidak banyak perubahan seperti tahun yang lalu, untuk keperluan daging di Kapuas Hulu amanlah. Sapi ada 105 ekor dan ayam 35.500 ekor, ungkap kata A Baring Tandoto, Kabid Peternakkan Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Peternakan Kapuas Hulu, Senin (15/7). Ia menurutkan, daging sapi dipastikan aman. Karena sejauh ini berdasarkan pendataan untuk populasi sapi potong dari pihaknya tiap tahun terus meningkat. Misalnya pada tahun 2011 Kapuas Hulu mendata sapi potong sebanyak 9.433, dan tahun 2012 sebanyak 10.519. Untuk tahun ini mungkin tidak jauh dari hasil pendataan kita sebelumnya, kurang lebih segitu juga angkanya, jelas Tandoto. Ketersedian sapi lokal, sambung dia, artinya tidak mengambil daging dari luar untuk mencukupi keperluan masyarakatnya. Justru Kapuas Hulu terkadang membantu kabupaten/kota lain dalam memenuhi kebutuhan daging. Kita pun kalau kekurangan daging, masih banyak populasi sapi di kecamatan yang lain. Jadi kita tidak ada yang namanya kekurangan daging sapi, pungkas Tandoto. Pemerintah daerah, kata dia, membeli sapi dari masyarakat dengan harga Rp 95 ribu - Rp100 ribu per kilogram. Tandoto mengaku daya beli masyarakat terhadap daging sapi saat ini menurun akibat dari naikkan harga BBM. (aRm)

RAKYAT KALBAR

UNCAK KAPUAS

Selasa, 16 Juli 2013

13

Pemilih Sementara Kapuas Hulu Capai 168.857 PUTUSSIBAU. KPU Kabupaten Kapuas Hulu resmi merilis daftar pemilih sementara (DPS) pemilu 2014. Rekapitulasi yang dilakukan penyelenggara Pemilu itu, pemilih sementara Kabupaten Kapuas Hulu mencapai 168.857. Bagi masyarakat yang namanya tidak tercantum dapat segera mendaftarkan dirinya ke Sekretariat Panitia Pemungutan Suara (PPS), baik di kantor kelurahan/ desa. Pengumuman DPS sejak 11 Juli hingga 24 Juli 2013. Pengumuman telah dipasang di sekretariat-sekretariat PPS, baik di kelurahan maupun desa. Dan pada 13 Juli kemarin kita juga sudah melakukan rapat pleno penetapan rekapitulasi DPS untuk Pileg, kata Lisma Roliza SH, Ketua KPU Kabupaten Kapuas Hulu di ruang kerjanya, Senin (15/7).

Ia memaparkan, dari rekapitulasi itu jumlah DPS Kabupaten Kapuas Hulu sebanyak 168.857 orang, terdiri dari laki-laki sebanyak 86.440 orang dan perempuan 82.417 orang yang tersebar di 23 kecamatan, 282 desa/kelurahan, dan 798 TPS (Tempat Pemilihan Suara). Hingga tanggal 1 Agustus masyarakat dipersilahkan untuk memberikan masukan dan tanggapan terkait DPS ini, terang Lisma. Selain itu, KPU juga mengimbau kepada partai politik untuk proaktif dengan meminta konstituennya mengecek apakah sudah tercantum dalam DPS atau belum. Jika, masih ada konstituennya yang belum masuk dalam DPS, diminta segera mendaftarkan diri sebelum Daftar Pemilih Tetap (DPT) diumumkan. Supaya partai

politik nanti tidak komplain lagi, karena kita memberi ruang kepada partai politik untuk mengecek dan mengimbau konstituennya, ujar Lisma. Tahapan selanjutnya yakni perbaikan dan penyusunan DPS yang dijadwalkan mulai tanggal 2 hingga 15 Agustus 2013. kemudian, pada tanggal 16 Agustus dilakukan penetapan Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP). Setelah itu, pada tanggal 17 hingga 23 Agustus 2013 dilanjutkan dengan pengumuman, masukan dan tanggapan masyarakat atas penetapan DPSHP. Sementara masa perbaikan DPSHP dimulai dari tanggal 24 Agustus hingga 6 September 2013. Barulah penetapan DPT pada tanggal 7-13 September, dan pengumuman DPT

Lisma Roliza tanggal 21 September hingga 9 April 2014, pungkas Lisma. Reporter: Arman Hairiadi Editor: Julianus Ratno

SMAN 1 Putussibau Gelar Kegiatan Keagamaan PUTUSSIBAU. SMA Negeri 1 Putussibau menggelar kegiatan keagamaan bagi seluruh siswanya. Kegiatan itu dibuka Kabid SMP, SMA dan SMK Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kapuas Hulu, Kusnadi MPd, Senin (15/7). Selain itu hadir Ketua Komite SMA 1 Putussibau, Drs Mohammad Zaini MM dan Kepala Seksi Pendidikan Islam Kementerian Agama (Kemenag) Kapuas Hulu, Drs Rauf. Untuk tahun ajaran 2013-2014 jumlah siswa mencapai 511 orang, meliputi 15 rombongan belajar. Dan pada kegiatan agama ini mengikutsertakan siswa dari kelas X hingga XII, kata M Djusanudin, SPd MSi, Kepala SMAN 1 Putussibau. Ia mengungkapkan, kegiatan ini berlangsung selama tiga hari. Untuk siswa beragama Islam (Pensantren Kilat) dipusatkan di Masjid Al-Mustawa, Katolik di SKB lantai II, dan Protestan di SMAN 1 Putussibau, ujar Djusanudin. Kegiatan keagamaan ini men-

gangkat tema Dengan Kegiatan Keagamaan, Mari Kita Tingkatkan Keimanan, Ketaqwaan Untuk Membentuk Generasi Muda yang Berkarakter, Berkualitas dan Berahklaq Mulia . Siswa akan mendapatkan berbagai materi keagamaan. Dari Ustadz bagi siswa muslim, Pastor bagi siswa Katolik, dan Pendeta bagi siswa protestan. Dan ada materi lainnya, terang Djusanudin. Ia mengimbau kepada para siswa agar mengikuti kegiatan ini dengan sebaik-baiknya. Meresapi, memahami, dan melaksanakan apa yang diajarkan para pemberi materi. Artinya, apa yang sudah diperoleh jangan hanya sekedar sebagai ilmu pengetahuan saja, jika tidak dilaksanakan akan siasia. Terima kasih kepada Kemenag Provinsi Kalbar yang telah memberikan bantuan dana untuk kegiatan ini, tambah Djusanudin. Pada kesempatan itu, Ketua Komite SMA 1 Putussibau, Drs Mohammad Zaini menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kepala dan jajaran SMA 1 Putussibau

Siswa SMAN 1 Putussibau dengan tertib mengikuti acara pembukaan kegiatan keagamaan---Arman Hairiadi yang telah menggelar kegiatan keagamaan ini. Zaini sangat mendukung kegiatan keagamaan yang digelar SMA 1 Putussibau, terutama bagi siswa muslim yang saat ini bertepatan dengan bulan Ramadan. Menurutnya, kegiatan ini sangat bermanfaat bagi pembinaan akhlaq para siswa. Karena yang perlu ditingkatkan tidak hanya prestasi akademik, olahraga dan seni, tapi juga prestasi bidang keagamaan. Untuk itu, kedepannya kita men-

ginginkan adanya peningkatan kegiatan seperti ini, harap dia. Kepala Seksi Pendidikan Agama Islam Kemenag Kapuas Hulu, Drs Rauf juga menyambut baik kegiatan keagamaan tersebut. Apalagi untuk sekolah umum, pelajaran agama dirasakan masih minim, dalam satu minggu hanya dua jam saja. Kegiatan seperti ini penting untuk menanamkan nilai keimanan dan ketakwaan. Sementara tujuan pesantren kilat bagi siswa muslim, guna memperdalam, me-

mantapkan pemahaman tentang ajaran Islam. Kemudian diharapkan dapat menerapkan ajaran Islam dalam kehidupan sehari-hari, ujar dia. Hal senada disampaikan Kabid SMP, SMA, SMK Disdikpora Kapuas Hulu, Kusnadi MPd. Ia juga menyambut baik kegiatan keagamaan yang diselenggarakan SMA 1 Putussibau itu. Ia berharap, kegiatan ini dapat memberikan manfaat bagi para siswa dalam hal memperdalam ilmu keagamaan. (aRm/*)

BUMI DARANANTE apai ji kitak

Pondok Jajanan Menjamur Sanggau. Tak ubah tahun-tahun sebelumnya, bulan puasa selalu memberikan berkah bagi warga. Khususnya bagi pembuat maupun penjual aneka ragam kue serta laukpauk untuk berbuka puasa. Lokasi pasar sederhana atau kios jajanan ini berada hampir di setiap sudut kota dan di pinggir-pinggir jalan protokol di kota Sanggau. Ya, saya lihat sudah banyak pondok-pondok untuk menjual kue berbuka puasa dibangun. Tak heran lah, kan tahun-tahun lalu pun begitu, ujar Herry J salah seorang warga kota Sanggau, kemarin. Hanya saja Ia berharap, keberadaan pondokpondok itu, jangan sampai mengganggu arus lalu lintas. Bagus lah, banyak yang menjual kue-kue itu. Tapi jangan sampai mengganggu arus lalu lintas lah, timpalnya. (SrY)

Harga Bawang Merah Naik dan Tak Stabil Sanggau. Umumnya mulai dari memasuki hingga Ramadan, harga-harga sembilan bahan pokok (sembako) dan kebutuhan dapur lainnya, mengalami kenaikan yang bervariasi. Kenaikan harga barang itu, dinilai paling tidak stabil untuk bawang merah. Hal itu diungkapkan, Mubarok, salah seorang pedagang sayur di pasar Senggol, kemarin. Sejumlah kebutuhan yang mengalami kenaikan itu diantaranya, untuk harga bawang merah India dari Rp 30 ribu per kilogram menjadi Rp 35 ribu, bawang merah Jawa dari Rp 30 ribu menjadi Rp 45 ribu. Hanya saja, bawang putih yang terbilang stabil tidak mengalami kenaikan yakni tetap Rp 20 ribu per kilonya.

Lantas untuk sayuran, seperti kacang panjang, biasanya dijual Rp 6000- Rp 7000 perkilo sekarang naik menjadi Rp 10 ribu. Kemudian, cabe rawit lokal dari Rp 35 ribu menjadi Rp 55 ribu, sementara untuk kentang dan kol dari Rp 10 ribu naik menjadi Rp 12 ribu. Untuk ayam potong naik dari Rp 35 ribu menjadi Rp 45 ribu, sementara untuk daging sapi naik Rp 110 ribu dari biasanya Rp.100 ribu. Harga bawang merah, yang harganya paling tidak stabil, cepat sekali berubah-rubah, tegasnya. Mubarok mengaku tidak tahu pasti, apa yang menjadi penyebab naiknya harga barang-barang tersebut. Tak tahu saya, soalnya membeli dari agen sudah naik. Jadi kami juga yang jualan harus

menyesuaikan harga, kan kita juga mau untung dikit-dikit lah, paparnya.Untuk stock barang kata Mubarok tak masalah dan cukup tersedia, terkecuali sayur-mayur. Kan, yang sulit dicari itu sayur-mayur saja, stoknya memang kurang, timpalnya. Terpisah, Hasnah, salah seorang ibu rumah tangga mengaku akibat kenaikan harga barang itu, pengeluarannya semakin besar. Sementara, Ia hanya mengandalkan penghasilan dari berjualan kue yang dititipkan di pasar. Mirisnya, terkadang hasilnya tidak cukup memenuhi kebutuhan sehari-hari. Mencermati hal itu, Ia berharap, Pemkab Sanggau dapat mengontrol kenaikan harga. Syukur-syukur dapat menu-

runkan harga barang-barang itu. Kalau bisa diturunkanlah, kalau naik terus seperti ini, bisa-bisa

kami tidak belanja. Nah, nanti mau makan apai (apa), keluhnya. (SrY)

Mau Panen Melimpah Pola Bertani Diubah

Aparatur Harus Serius Sanggau. Bupati Sanggau, Ir H Setiman H Sudin mengaharapkan aparatur melaksanakan tugasnya secara serius untuk optimalisasi pendapatan daerah. Salah satu faktor, untuk optimalisasi pendapatan daerah, memang perlu keseriusan aparatur dalam menjalankan tugasnya, ujar Setiman, belum lama ini. Sebaliknya Setiman mengharapkan, harus ada kerjasama dan peran serta dari masyarakat yang merupakan wajib pajak. Masyarakat juga kita harapkan harus taat dan tepat waktu dalam membayar pajak, ujarnya. (SrY)

ILUSTRASI

Bupati Sanggau didampingi para pejabat Pemkab Sanggau lainnya, ketika menerima bingkisan berupa beras hasil panen petani (M Khusyairi) SANGGAU. Bupati Sanggau Ir H Setiman H Sudin mengharapkan Dinas Pertanian dan Badan Penyuluh Kabupaten Sanggau, untuk lebih giat membimbing dan mengarahkan petani, dalam meningkatkan produk pertanian ke depan.

Saking antusiasnya orang nomor satu di Bumi Daranante itu menyarankan agar kedua instansi itu, mengirimkan stanya secara khusus memonitor dan melihat perkembangan pertanian serta mengaspirasikan keperluan petani.

Untuk memajukan pertanian ini kita harus melibatkan semua unsur. Khususnya para pemuda bagaimana mereka mencintai pertanian untuk itu perlu bimbingan dan arahan bagaimana pertanian itu benar-benar dirasakan manfaatnya untuk kemakmuran rakyat, ungkapnya ketika melaksanakan panen raya padi di Desa Nekan, Entikong, kemarin lalu. Setiman juga meminta, agar petani dikenalkan dengan teknologi pertanian dan tidak menggunakan cara-cara tradisional. Peralatan ini sangat penting, untuk mendukung kemajuan dunia pertanian, tukasnya. Pada kesempatan itu, Setiman menyerahkan bantuan berupa radio transistor kepada para kelompok tani Desa Nekan dan menyempatkan diri melaksanakan temu wicara dengan para petani. Intinya kesempatan itu terungkap, Pemkab Sanggau sangat mendukung setiap langkah dan kemauan masyarakat untuk meningkatkan produk pertanian. Saya minta instansi terkait bisa mendata dengan segera berapa jumlah lahan yang belum tergarap dan apa kendalanya. Kemudian, berapa kebutu-

han bibit pupuk obat-obatan peralatan pertanian dan membangun jalan usaha tani, pintanya. Hadir dalam kesempatan itu, Kepala Dinas Pertanian Perikanan dan Peternakan, Ir H John Hendri M Si, Kepala BP4K, Ir Bashita Ginting, Kepala BPP Kalbar Ir Djiyanto. Panen raya kali ini, diperoleh hasil sebanyak tujuh ton per hektar dengan padi varietas Inpario 10. 20. 2.8C dan Cibogo. Camat Entikong, Drs Markus mengungkapkan, suatu tekad yang murni dari masyarakat Desa Nekan, untuk swasembada beras, sekarang sudah mulai terwujud. Hal itu, ditandai dengan pengolahan lahan pertanian yang mengarah pada teknologi dengan memanfaatkan peralatan pertanian, benih pupuk dan pembasmi hama serta bimbingan para penyuluh pertanian. Sehingga panen dapat dilakukan sebanyak dua kali dalam setahun. Nah, petani juga memanfaatkan jeda musim tanam berikutnya dengan menanam palawija seperti kacang tanah, jagung dan kedelai. Ini bukti petani kita telah maju dan berkembang, tuturnya. (SrY/ tkm-hms)


14

RAKYAT KALBAR

LANDAK EDO’

Selasa, 16 Juli 2013 injeh karaja

Teguh Wardoyo

Penuhi Dua Unsur, Kasus Korupsi Bisa Diproses NGABANG RK. Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Ngabang, Teguh Wardoyo bersama jajaran tetap komitmen untuk mendukung program Pemerintah dalam memberangus korupsi. Ada dua unsur yang bisa menjerat orang untuk ditindak sebagai pelaku karupsi, pertama perbuatan yang melanggar hukum dan merugikan uang negara. Kalau ia tidak melangar hukum tetapi ada kerugian negara juga tidak bisa diproses. Artinya, perbuatan yang memenuhui unsur Korupsi yang bisa di proses dengan UU Tipkor adalah, melangar hukum dan merugikan negara. Kalau kedua unsur ini sudah terpenuhi tetap kita proses, jelasnya. Menurutnya penanganan kasus korupsi ada rambu-rambu yang harus dipenuhi Kejaksaan, apakah kasus korupsi tersebut dilanjutkan atau tidak. Kalau ada kerugian Negara dan ada upaya melawan hukum, baru bisa kita lanjutkan. Akan tetapi kedua unsur ini tidak terpenuhi tentu sulit untuk ditangani. Jadi, kata dia, kasus korupsi bukan hanya kata korupsinya yang proses tetapi pemenuhi unsur korupsi yang dimaksud sebagai bahan untuk melakukan proses hukum. Hal itu perlu dipahami oleh masyarakat. Karena unsur-unsur yang harus didapat terhadap kasus korupsi harus jelas dan bisa dipertangungjawabkan secara hukum, katanya. Saat ini kata dia, pihaknya sudah berhasil melakukan kasasi terhadap kasus pembunuhan di Antan beberapa waktu lalu, hanya saja salinan Kasasi vonis dari Makamah terhadap Parida belum di terima dari pengadilan tinggi. (tar)

Pemuda Katolik Tolak Kegiatan Hiburan Rakyat N GABANG RK. Setelah Camat Ngabang, Julimus secara tegas menolak rencana kegiatan hiburan rakyat di lapangan KM 2 arah, yang digelar pimpinan usahawan kecil menengah Indonesia, Putra Kelana, giliran Pengurus Pemuda Katolik Kabupaten Landak menyatakan penolakannya. Secara tegas kami dari pengurus Pemuda Katolik Kabupaten Landak menolak kehadiran kegiatan hiburan rakyat tersebut, kata Ketua Pemuda Ka t o l i k Ka b u p a t e n L a n d a k melalui wakilnya Grogerius Mastoto, Minggu (14/7/13) di Ngabang. Penolak itu, kata pria yang akrab disapa Usu ini, bukan tanpa alasan. Pasalnya umat muslim di Kabupaten Landak sedang melaksanakan ibadah puasa Ramadan 1434 H. Kita sesama umat beragama harus menghargai saudara kita yang sedang beribadah puasa. Su-

dah sepantasnya memberikan seluas-luasnya kepada umat Islam untuk beribadah puasa dengan khusuk, ujarnya. Sebelumnya Camat Ngabang, Julimus mengatakan, setelah mendengar masukan dan arahan dari peserta rapat beberapa waktu lalu, akhirnya diambil kesimpulan bahwa izin kegiatan hiburan rakyat tersebut yang dimohonkan oleh pihak penyelenggara kegiatan, belum dapat dikabulkan. Hal ini dikarenakan penyelenggaraan keramaian tersebut tidak tepat waktu. Sebab pada saat ini seluruh umat Islam yang ada di Landak sedang menjalankan ibadah puasa Ramadhan, ujar Julimus, Surat penolakan izin keramaian yang disampaikan oleh pihak penyelenggara kegiatan sudah disampaikan langsung kepada pihak penyelenggara. Dengan adanya surat terse-

but, kita berharap pihak penyelenggara bisa mematuhi surat yang sudah disepakat i itu. Segera membongkar sendiri berbagai macam alat permainan yang sebelumnya sudah ditancap pihak penyelenggara di lapangan tersebut, pintanya. Namun demikian, sampai kemarin siang belum ada tanda-tanda pihak penyelenggara akan membongkar alat permainan yang sudah dipasang tersebut. Kita memang tid a k m e m b e r i k a n batas waktu kapan mereka harus membongkarnya. Tapi yang jelas setelah surat penolakan izin itu dikeluarkan, tidak ada kegiatan di lokasi keramaian. Kalau mereka tetap berkeras menggelar keramaian, tergantung aparat penegak hukum yang akan membongkarnya. Kitapun tetap melakukan monitor secara terus menerus, katanya (tar).

Grogerius Mastoto.

Hasilkan 20 Produk Hukum

Heri Saman. ANTONIUS SUTARJO

N G ABANG RK. Selama tahun 2012 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten landak telah mengesahkan kurang 20 jenis Rancangan Peraturan Daerah (raperda) menjadi Peraturan Daerah (perda). Dari 20 jenis perda tersebut tiga di antaranya hasil inisiatif DPRD dan 17 diantaranya prakarsa eksekutif. Setiap tahun DPRD menargetkan empat Raperda inisiatif, namum di tahun 2012 realisasinya hanya tiga. Sedangkan salah satu Raperda yakni Raperda Hak Ulayat belum rampung dibahas karena sering mengalami perubahan.

Lagipula Raperda sulit dan memerlukan lajian yang sangat optimal, ungkap Heri Saman, SH, MH ketua DPRD Landak didampingi Sekwan Drs, Asuardi Daris, MM kepada sejumlah wartawan, di kantornya. Dijelaskannya meski, semua produk hukum yang ada, disahkan oleh dewan, namun tetap hasil prakarsa dari instansi yang berbeda. Ia menyontohkan Reperda APBD. Yang mengesahkan Raperda APBD menjadi Perda APBD itu lembaga ini, bukan Bupati. Banyak yang salah dalam hal ini, bupati kalau mengesahkan APBD hanya

sebagai saksi saja. Yang menandatanggani untuk mengesahkan Perda APBD adalah ketua DPRD, katanya. Dari 20 produk hukum sambung Heri, empat di antaranya adalah Perda untuk menaikan pendapat Asli daerah (Pad) salah satunya adalah Perda tentang PPB, Perda tentang Bagunan Rumah, Perda tentang Pengaturan Rumah Cost dan Rumah Sewa dan perda penyertaan modal kepada Perusda termasuk PDAM dan PT. Landak Barajaki. Lebih lanjut politikus dari PDIP ini mengatakan, tahun

2013 sesuai target, lembaga ini akan menghasilakn empat Perda. Namum, walau sudah banyak produk hukum yang dihasilkan, kalau tidak berfungsi dengan baik akan percuma. Untuk menbelakukan semua produk hukum tersebut tentu tugas eksekutif sebagai tenaga teknis. Sebagai wakil rakyat kita menghendaki agar semua produk hukum dapat berdaya guna. Apalagi yang berfungsi untuk menaikan Pendapat Asli Daerah (PAD) secepatnya di sasialisasi kalau yang menyagkut restribusi berlakukan sesegera mungkin, harapnya (tar)

BUMI LAWANG KUARI balai betomu

Razia Rumah Kost SEKADAU. Aparat kepolisian giat melaksanakan razia penyakit masyarakat dengan sasaran penginapan dan kafe remang-remang guna meminimalisir perbuatan maksiat selama bulan Ramadan. Razia itu dianggap masih belum cukup karena masih ada lokasi lain yang perlu dilakukan razia. Kita harapkan razia tidak hanya pada penginapan dan kafe. Tempat-tempat kost juga perlu dilakukan razia, ujar Jenal, aktivis Muslim Forever desa Mungguk kepada Rakyat Kalbar, kemarin. Jenal menduga, sejumlah tempat kost sering dijadikan lokasi tempat kumpul kebo para penghuninya. Karena itu, ia berharap aparat keamanan bisa melakukan razia secara rutin. Apalagi saya dengar di Sekadau ini banyak tempat kost yang tidak memiliki izin, jadi sangat perlu dilakukan razia. Yang harus melakukan razia itu Sat Pol PP, cetusnya. Jenal menilai, razia tempat kost itu sangat besar manfaatnya. Diantaranya, bisa meminimalisir potensi terjadinya perbuatan maksiat oleh para penghuni kost, serta dapat mencegah terjadinya kehamilan yang tidak diinginkan. Yang lebih penting lagi, razia ini bisa meminimalisir terjadinya perbuatan dosa. Orang yang melakukan razia itu juga bisa mendapatkan pahala, tukasnya. (bdu)

Jaring Atlet Melalui Kompetisi SEKADAU. Kepala Bidang Pemuda dan Olahraga Dikpora Sekadau, H Syafi i Yanto SE meng atakan, pihaknya melakukan sejumlah kompetisi atau kejuaraan sebagai salah satu cara untuk menjaring atletatlet berbakat, baik tingkat pelajar maupun umum. Menurutnya, tujuan diH Syafi i Yanto. ABDU SYUKRI laksankannya event olahraga tersebut untuk mencari dan membina atlet berbakat yang ada di Kabupaten Sekadau. Kompetisi juga kita lakukan untuk memilih atlet-atlet olahraga pelajar terbaik se-Kabupaten Sekadau, kata SyaďŹ i Yanto, beberapa waktu lalu. Melalui kompetisi tersebut, diharapkan para atlit olahraga dari kalangan pelajar di Kabupaten Sekadau bisa termotivasi untuk terus mengasah kemampuannya. Dengan begitu, diharapkan kemampuan mereka dalam bertanding akan semakin meningkat. Menurut Fi I panggilan akrab Syafi i Yanto, kompetisi olahraga yang mereka lakukan tersebut tidak hanya sebatas saat pelaksanaan saja. Artinya, dari kompetisi itu, ada kelanjutan yang sudah diprogramkan pihak Dikpora Sekadau. Melalui kompetisi ini kita akan menyeleksi atlit-atlit terbaik. Mereka selanjutnya akan kita jadikan sebagai wakil Kabupaten Sekadau dalam mengikuti kompetisi olahraga di tingkat provinsi, tutupnya. (bdu)

Bupati Sekadau Raih Penghargaan Bhakti Koperasi dan UKM MATARAM. Bupati Sekadau, Simon Petrus SSos MSi memiliki komitmen yang kuat serta kepedulian yang sangat tinggi dalam pembangunan Koperasi dan UKM. Keberhasilan dalam mengembangkan sektor itu membuat pemerintah memberikan penghargaan kepada orang nomor satu di Bumi Lawang Kuari itu. Penghargaan tersebut diserahkan langsung Menteri Koperasi dan UKM, Syarif Hasan pada acara puncak peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-66 2013 yang dipusatkan di Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB), Jumat (12/7), pekan lalu. Dalam peringatan Harkopnas yang bertema Sejahtera Bersama Koperasi itu, Presiden, Susilo Bambang Yudhoyuno dan ibu Negara, Ani Yudhoyuno juga hadir. SBY memberikan penghargaan bidang koperasi pada pemerintah daerah setempat. Diantaranya Satya Lencana Pembangunan bidang koperasi kepada Pemeritah Provinsi, Koperasi Award untuk pengelola koperasi teladan, serta

Bupati Sekadau Simon Petrus foto bersama di kantor Gubernur NTB usai menerima penghargaan didampingi Kadis Koperasi dan UKM Provinsi Kalbar. ISTIMEWA

Bhakti Koperasi dan UKM kepada pemerintah kabupaten/kota.

Saat menerima penghargaan tersebut, Simon Petrus didam-

pingi Kepala Dinas Perindagkop dan UKM Kabupaten Sekadau, H

Isdianto SE serta sejumlah pejabat Diperaindagkop dan UKM lainnya. Hadir juga Kepala Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Kalbar dan sejumlah stafnya. Menurut Simon, penghargaan yang diberikan Menteri Koperasi dan UKM kepada pemerintah Kabupaten Sekadau merupakan sesuatu yang bersejarah dan sekaligus untuk memberikan motivasi kepada pmerintah daerah. Kami menyampaikan ucapan terima kasih kepada Menteri Koperasi dan UKM yang sudah memberikan motivasi kepada kita untuk membina secara terus menerus kepada koperasi, ujarnya. Kepada koperasi, Simon juga minta agar koperasi yang merupakan mitra pemerintah Kabupaten Sekadau, meningkatkan pelayanan yang baik kepada para nasabah, dengan cara jemput. Ia menilai kehadiran koperasi, terutama CU sudah memberikan konstribusi yang besar kepada pemerintah. Tanpa koperasi, masih banyak masyarakat yang belum terbiasa menanbung, pungkas Simon. (bdu/r)

Selektif Pilih Makanan Berbuka SEKADAU. Waktu berbuka puasa merupakan waktu yang sangat menyenangkan. Karena di waktu ini, orang yang berpuasa sudah bisa kembali makan dan minum seperti hari-hari biasanya di luar bulan Ramadan. Namun kesenangan di waktu berbuka ini tidak boleh membuat kita lengah. Terutama dalam hal kebersihan makanan berbuka tersebut. Takjil yang kita gunakan untuk berbuka harus higienis dan sehat, ujar Akhmad Rudy Hartono SH, mantan aktivis mahasiswa Kabupaten Sekadau kepada Rakyat Kalbar, kemarin. Higienis dan sehat, kata Rudy, harus menjadi hal yang utama dalam memilih takjil. Jangan sampai hanya karena kehausan

atau kelaparan, kita sembarangan mengkonsumsi makanan untuk berbuka puasa. Bisa saja makanan yang kita konsumsi itu mengandung bahan yang berbahaya sehingga bisa merusak kesehatan, ingatnya. Sejauh ini, kasus takjil mengandung bahan berbahaya kerap ditemukan di sejumlah daerah di Indoensia. Ada yang mengandung pengawet atau formalin, hingga menggunakan perwarna tekstil. Kita tentu berharap hal seperti ini tidak ada di Sekadau. Tapi kita juga tetap harus waspada. Bila perlu Dinas Perindagkop dan UKM melakukan razia terhadap panganan berbuka apakah ada yang mengandung bahan berbahaya, saran Rudy. (bdu)

Pasar Juadah ramai dikunjungi warga Muslim untuk membeli takjil atau makanan bermuka puasa. ABDU SYUKRI


SAMBAS

SAMBAS TERIGAS

tumpahan salok

Selasa, 16 Juli 2013

15

Pemerintah Belum Peduli Perbatasan

Jalan Menuju KRS Segera Dibangun SAMBAS. Pemkab Sambas serius membangun Kebun Raya Sambas (KRS). Buktinya, saat ini sedang dirancang pembangunan akses jalan menuju kebun raya yang memiliki luas 300 hektar di Kecamatan Subah. Kepastian pembangunan jalan diungkapkan Asisten II Setda Sambas, H Chifni H Chifni B SSos Burhanuddin SSos kepada Rakyat Kalbar, belum lama ini. Chifni menjelaskan Kementerian PU melalui Dirjen Penataan Ruang sedang menginisiasi percepatan konsep Program Pengembangan Kota Hijau (P2KH) di Indonesia. Termasuk didalamnya pembangunan ruang taman terbuka hijau dan Kebun Raya (KR). Beberapa KR yang akan didorong percepatan pembangunannya, diantaranya KR Sambas (Kalbar), KR Kuningan (Jawa Barat) dan KR Puncak Maros (Sulawesi Selatan), jelasnya. Salah satu kendala yang masih dihadapai dalam pembangunan KRS adalah akses jalan yang kurang memadai. Perlu penanganan serius dari pemerintah sesuai usulan, ujar Chifni. Akses jalan menuju KRS yang akan dibangunn sepanjang lebih kurang 32,5 kilometer. Terdiri dari jalan kabupaten 10,2 kilometer, jalan provinsi 10,3 kilometer dan non status desa 12,0 kilometer. Kendala pembangunan jalan menuju KRS oleh Kementerian PU adalah status jalan. Kementerian PU bisa membangun jalan, apabila status jalannya strategis nasional, jalan nasional atau non status yang berhubungan dengan jalan nasional, ungkapnya. Agar pembangunan jalan bisa diakomodir pemerintah pusat, maka harus dilakukan perubahan status jalan menjadi jalan strategis nasional melalui Kementerian PU. Tahapan ini dilakukan agar tidak terjadi kesalahan penggunaan anggaran sesuai kewenangannya. Pemkab Sambas sudah mengusulkan akses jalan menuju KRS menjadi jalan strategis nasional kepada Menteri PU melalui Surat Nomor 600/155/ PUBMPESDM-D/2013 tanggal 10 Juni 2013, perihal perubahan status jalan, ujarnya. Chifni berharap, perubahan status jalan kabupaten dan provinsi menjadi jalan strategis nasional dapat diakomodir pemerintah pusat. Sehingga pembangunan jalan menuju KRS cepat terealisasi. Dengan adanya perubahan status jalan diharapkan dapat mendukung kemajuan daerah, dan menjadikan KRS sebagai kebangaan Kalbar, khususnya Kabupaten Sambas, harapnya. (edo)

RAKYAT KALBAR

Subhan: Produk Malaysia Lebih Murah

Bawang merah dan gula pasir asal Malaysia yang berhasil ditangkap jajaran Polres Sambas. Sambas. Regulasi dan kepedulian pemerintah pusat terhadap masyarakat perbatasan masih lemah. Dampaknya, pemenuhan barang-barang kebutuhan pokok yang mestinya bisa dipasok dari dalam negeri, justru langka dan mahal di perbatasan. Sebaliknya, produk Malaysia justru murah dan mudah didapatkan. Masyarakat lebih memilih produk Malaysia karena murah. Seharusnya pemerintah memberikan regulasi bagi pedagang, sehingga mereka aman berusaha dan masyarakat dapat membeli produk dengan harga murah, kata H Subhan Nur, Wakil Ketua Kadin Kalbar Bidang Ekonomi Perbatasan kepada Rakyat Kalbar, Senin (15/7) di Sambas. Dipaparkannya, menjelang hari

besar keagamaan dapat dipastikan harga barang-barang melambung tinggi. Ditambah lagi harga Bahan Bakar Minyak (BBM) baru saja dinaikkan, membuat pelaku bisnis produk luar negeri memanfaatkan kawasan perbatasan sebagai sarana untuk memasok kebutuhan pokok, seperti gula pasir, beras, bawang putih, bawang merah, susu coklat, roti, minuman kaleng, tabung gas dan barang-barang bekas seperti pakaian lelong. Setiap toko di kawasan perbatasan dapat dipastikan menjual produk Malaysia, minimal menjual roti. Kenyataan ini mesti disikapi pemerintah pusat melalui regulasi, agar perdagangan kawasan perbatasan bisa saling menguntungkan, terutama menyejahterakan masyarakat.

ekspor dan impor ditangani Kadin Pusat, sedangkan Kadin Kalbar tidak diberikan kesempatan untuk menangani impor barang sesuai kebutuhan masyarakat. Sebagai contoh, ditangkapnya pasokan bawang merah sebanyak 3 ton dan gula pasir sebanyak 2,2 ton dari Malaysia. Yang salah itu kebijakan pusat, karena kedua produk tersebut saat ini sedang langka. Seharusnya bagaimana pemerintah pusat bisa membuat perdagangan perbatasan aman dan nyaman dalam memenuhi kebutuhan masyarakat, ungkapnya. Wakil Ketua Persatuan Forum Komunikasi Pemuda Melayu (PFKPM) Kalbar ini meminta, Kapolda Kalbar lebih tegas dalam menangani perdagangan di kawanan perbatasan. Tertangkapnya bawang merah dan gula pasir di Subah merupakan bukti adanya permainan oknum petugas perbatasan. Kalau memang tegas, seha-

Lemahnya kebijakan pusat terhadap peningkatan ekonomi masyarakat perbatasan tegas Subhan, menunjukkan gagalnya pemerintah melayani masyarakat, karena pemerintah tidak mampu menekan tingginya kenaikan harga barang. Sehingga masyarakat lebih memilih produk Malaysia yang murah dan stoknya selalu tersedia. Jauh berbeda dengan produk negeri sendiri yang mahal dan langka. Saat ini bawang merah di Sambas langka, harganya pun mahal. Sementara dari Malaysia lebih murah. Mestinya pemerintah mengkaji, kendalanya apa dan membuat regulasi guna membantu masyarakat bisa memenuhi kebutuhan pokoknya, tegasnya. Kelemahan pemerintah lainnya papar Subhan, seluruh urusan

rusnya di pintu masuk perbatasan sudah diamankan, tidak perlu sampai tertangkap di luar perbatasan. Makanya, Kapolda Kalbar dituntut memperketat pintu masuk perbatasan antara negara, tantangnya. Pengusaha Kabupaten Sambas ini mendesak pemerintah, menerbitkan kebijakan regulasi tentang perdagangan di daerah perbatasan, khususnya menyangkut bahan pokok yang murah dan terjamin stoknya, bukan mahal dan langka. Selain itu ketegasan aparat hukum dalam menertibkan penimbun, bukan pemasok. Sambas sedang langka bawang merah, perkilogram Rp 32 ribu. Masuknya bawang dari Malaysia malah ditangkap Polres Sambas, padahal kita sedang langka. Harus ada kebijakan pusat menyikapinya, apakah masyarakat perbatasan harus terus dihadapkan dengan harga barang yang mahal dan langka, kesalnya. (edo)

Rindu Panganan Sambas SAMBAS. Hj Rubaeti Erlita SSosI SH sepertinya sulit melupakan Kabupaten Sambas. Sejak tiba di Sambas, Sabtu (13/7), istri Ir H Prabasa Anantatur MH, mantan Wakil Bupati Sambas ini langsung berjalan ke pasar juadah untuk membeli panganan khas Sambas. Tidak lupa, Hj Rubaeti berdialog dengan para penjaja kuliner di Gerratak Asam Desa Dalam Kaum, Kecamatan Sambas. Ia mengaku sudah lama Hj Rubaeti Erlita berbelanja juadah di Desa Dalam Kaum.

tidak menikmati kue khas Sambas. Makanya, selain menemani suaminya yang sedang melaksanakan Safari Ramadan selaku Anggota DPRD Provinsi Kalbar Dapil Kabupaten Sambas, ia menyempatkan waktu untuk berbelanja panganan khas Sambas. Kebetulan saya juga menyampaikan tausiyah pada Safari Ramadan tersebut, kata sarjana Jurusan Dakwah yang akan maju sebagai calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Dapil Kalbar ini. (edo)

SAMBUNGAN Sahur Bareng ........................................................................................................................dari halaman 9 Tujuh Siswa ............................................................................dari halaman 9 Utara ini bertujuan menjalankan program Kapolresta Pontianak Kombes Pol Hariyanta. Di mana Kapolresta Pontianak menginstruksikan kepada seluruh jajarannya untuk melakukan pengawasan serta pemantauan tempat penginapan serta tempat hiburan malam di wilayah hukum masing-masing Polsek. Kami dari Polresta hanya mem-backup anggota di jajaran Polsek yang ada diwilayah hukum Polresta Pontianak, ungkap Kompol Hujra Soumena, Kabag Ops Polresta Pontianak, Senin (15/7). Intrusksi yang diberikan kepada Kapolsek Utara, mengundang tokoh masyarakat serta Anggota DPRD Kota Pontianak dapil Kecamatan Pontianak Utara, yakni HM Fauzi SSos, untuk ikut bersama-sama melakukan pemantauan serta pengawasan disejumlah tem-

pat penginapan dan tempat hiburan malam. Saya, Kabag Ops dan Kasat Binmas Polresta Pontianak bersama-sama dengan tokoh masyarakat Pontianak Utara telah melakukan patroli dan sahur bersama. Ini suatu bentuk kepolisian mitra masyarakat dan mempererat tali silaturrahmi antara masyarakat dan kepolisian, ungkap Catur. Dikatakan Kapolsekta Utara, kegiatan patroli dan sahur bersama tokoh masyarakat ini, akan terus dilakukan secara bertahap. Dia berharap tokoh masyarakat untuk dapat mensosialisasikan Kamtibmas kepada masyarakat Kecamatan Pontianak Utara. Sehingga kepolisian dan masyarakat dapat menjaga serta menciptakan Kamtibmas yang aman dan damai. Tokoh masyarakat Kelura-

han Batu Layang, Pontianak Utara, Murjadi, dengan kegiatan yang dibuat Kapolsekta Pontianak Utara seperti ini, selaku perwakilan masyarakat Batu Layang dia menyambut baik atas kegiatan kepolisian tersebut. Karena kepolisian tidak meninggalkan masyarakat serta selalu mengajaknya menjaga Kamtibmas. Kita menyambut baik kegiatan seperti ini, karena kepolisian tidak menepikan masyarakat dalam menjaga, mengawasi serta memantau masyarakat dalam menjaga Kamtibmas. Ini baru pertama kali dilakukan oleh Polsekta Pontianak Utara, saya harap kedepannya tetap seperti ini dalam menjaga keamanan selama Ramadhan, ungkap Murjadi. Kasat Binmas Polresta Pontianak AKP Syarifah Salbiah mengatakan, jajarannya se-

jauh ini selalu mensosialisasikan serta mengimbau masyarakat Kota Pontianak maupun Kabupaten Kubu Raya untuk selalu berperan aktif membantu kepolisian menjaga Kamtibmas. Salah satu program kita adalah, bekerjasama dengan pihak Telkomsel, di mana mem-broadcase kepada 60.000 pelanggan Telkomsel yang ada di Kota Pontianak mapun di Kabupaten Kubu Raya. Broadcase itu berisikan imbauan serta sosialisasi, ungkap Salbiah. Kepolisian selalu merasa senang dan menyambut dengan baik, kemitraan masyarakat. Begitu juga sebaliknya, karena jika kepolisian, masyarakat serta instansi lainnya saling bekerjasama dalam menjaga Kamtibmas, Kota Pontianak akan tetap aman, damai dan kondusif. (sul)

Innova KB .....................................................................................................................................dari halaman 9 Seperti diberitakan sebelumnya, Budi membuka sayembara berhadiah Rp10 juta bagi siapa saja yang bisa menemukan

mobil Innova-nya dan A Pung. Penggelapan mobil itu bermula dari kedatangan A Pung beserta istrinya untuk menyewa mobil

milik Budi, Senin (24/6) lalu. Setelah itu, sudah seminggu tidak ada kabar, jadi tanggal 1 Juli kemarin, saya telepon, HP-

nya sempat aktif, tapi langsung dimatikan dan sampai sekarang nomornya tidak bisa dihubungi, cerita Budi. (dik)

Perbatasan Kalbar ........................................................................................................dari halaman 9 tidak lengah dan selalu menjaga mentalnya. Untuk Narkoba ini sudah kesekian kalinya, para jaringan internasional bisa lolos dari Malaysia masuk ke Kalbar. Saya berikan apresiasi kepada BNNP Kalbar, di mana info yang didapat BNN RI dan BNNP berhasil menangkap kiloan sabu dan ribuan butir pil ekstasi yang diduga berasal dari Malaysia. Pertanyaannya, bagaimana bisa pemeriksaan yang dikatakan ketat, jika Narkoba bisa masuk, kesal Retno. Maraknya barang-barang ilegal dan Narkoba serta daging dan ikan masuk melalui perbatasan setiap tahunnya, harus menjadi perhatian serius aparatur di perbatasan. Untuk pejabat pimpinan yang tertinggi di Kalbar, harus melakukan sidak atau evaluasi atas kinerja aparatnya di perbatasan. Sehingga kedepannya aparat di perbatasan tidak bermental buruk dan tidak lengah serta

selalu menjaga keamanan perbatasan. Kita ketahui perbatasan kita memang rawan akan masuknya barang haram serta lain sebagainya dari Malaysia. Namun kalau begini terus aparat di perbatasan, maka Narkoba serta lain sebagainya, tidak akan ada henti-hentinya masuk ke Kalbar. Tidak menutup kemungkinan ada keterlibatan oknum aparat, maraknya peredaran barang-barang ilegal dari Malaysia ke Kalbar, cetus Retno. Retno juga mengumpamakan, jangankan Narkoba jenis sabu yang barangnya kecil bisa masuk ke Kalbar, mobil dengan ukuran yang besar juga bisa masuk ke Kalbar melalui perbatasan Malaysia. Retno juga meminta kepada BNNP Kalbar untuk melakukan tes urine kepada seluruh aparat yang menjaga pintu masuk perbatasan, baik itu TNI, Polri, Balai Karantina serta Bea dan

Cukai. Menurutnya tidak menutup kemungkinan aparat yang menjaga perbatasan menjadi pemakai Narkoba. Saya hanya berharap kepada pimpinan aparat yang ada di Kalbar untuk memberikan rasa aman di perbatasan, karena maraknya gula, daging, ikan, makanan/minuman ilegal serta Narkoba di perbatasan Kalbar-Malaysia. Menjadi ciri khas kejahatan yang terus berlangsung di Kalbar, setiap tahunnya, tegas Retno. Kabid Humas Polda Kalbar, AKBP Mukson Munandar Polda Kalbar kini telah meningkatkan razia terhadap keluar masuknya barang-barang dari kawasan perbatasan. Karena biasanya saat Ramadhan banyak oknum yang tidak bertanggungjawab memanfaatkan momen Ramadhan untuk memasukan barang murah asal Malaysia, dijual di Kalbar. Dengan tujuan mendapat untung besar, seperti gula dan

Narkoba, bahkan yang terakhir ini bawang dan ikan pun juga dimasukkan ke Kalbar. Peningkatan razia ini, diharapkan dapat menekan angka masuknya barang-barang ilegal asal Malaysia, seperti gula, daging sapi dan ayam beku, ikan, makanan dan minuman serta Narkoba, jelas Mukson. Dikatakan Mukson, ada lima Polres yang bertugas menjaga perbatasan, Polres Bengkayang, Sanggau, Sintang, Kapuas Hulu dan Sambas. Kelima Polres ini sudah diinstruksikan Kapolda Kalbar untuk meningkatkan razia, guna menenakan maraknya barang ilegal masuk ke Kalbar. Sedangkan razia yang ada di pertokoan atau di pasar, polisi tidak bisa melakukannya, melainkan hanya membantu BPOM maupun instansi terkait melakukan razia barang-barang ilegal itu, papar Mukson. (sul)

itu, selain tidak mempunyai SIM dan STNK, jelas Wahyu, siswa yang terjaring juga tidak melengkapi kendaraan bermotornya, misalnya tidak ada spion dan lainnya. Terkait dengan masih adanya siswa yang terjaring razia kendaraan bermotor ini, Satlantas akan berkoordinasi dengan Dinas Pendidikan Kota Singkawang. Untuk siswa yang terjaring, akan kita lakukan pendataan dan evaluasi untuk disampaikan ke Dinas Pendidikan, kata Wahyu. Masih terjaringnya siswa

dalam razia kendaraan bermotor ini, jelas Wahyu, tentunya menuntut polisi untuk lebih ekstra menggelar sosialisasi ke sekolah-sekolah tentang bagaimana berkendara dengan baik. Artinya akan kita tingkatkan penyuluhan ke sekolah-sekolah, karena siswa belum sepenuhnya memahami aturan berlalu lintas. Mereka bisa membawa kendaraan saat dinyatakan secara sah dan usia sudah mencukupi, jelas Wahyu. Dia juga mengharapkan peran orangtua siswa, sekolah dan instansi terkait

untuk memberikan arahan kepada anak-anak tersebut. Selain polisi, semua pihak juga diharapkan dapat turut mengawasi siswa, papar Wahyu.Terpisah, salah seorang siswa yang terjaring razia, Ryan mengaku terpaksa mengendarai sepeda motor walaupun belum mempunyai SIM, karena jarak antara rumah dengan sekolahnya cukup jauh. Rumah saya di Roban, sekolah di Jalan Kridasana, biasanya diantarjemput orangtua, ucapnya. (dik)

BPOM Musnahkan ....................................................dari halaman 9 199 kotak Sosis Malaysia, namun yang kita musnahkan hanya 198 kotak saja. Sedangkan satu kotaknya akan kita jadikan barang bukti di pengadilan, di mana pemusnahan yang kami lakukan ini sudah mendapat izin dari pengadilan, jelas Corry Panjaitan. Lanjut Corry, penyidikan yang dilakukan pihaknya terkait sosis Malaysia ini, sudah mengarah kepada tersangka. Dimana tersangkanya bernisial HGK, namun sampai saat ini masih dalam proses penyidikan. Selanjutnya akan memproses hukum kasus ini sampai ke pengadilan. Tersangkanya sudah kita ketahui, namun kita tidak bisa terburu-buru menangkapnya. Ketika penyidikan sudah selesai

dan memiliki bukti yang kuat, saya akan membawa kasus ini ke pengadilan, janji Corry yang baru saja menjabat Kepala BPOM Kota Pontianak. Kepala BPOM juga mengatakan, barang bukti selain sosis yang diserahkan pihak Korem, juga dimusnahkan daging sapi, ikan kembung dan daging ayam. Kalau BPOM ini dapat memproses hukum bahan mentah yang sudah diolah menjadi makanan atau obat, namun selama itu belum diolah, kami tidak bisa melakukan proses hukum. Kalau seperti sosis ini, karena merupakan makanan olahan dari daging, maka dapat kami memprosesnya lebih lanjut, katanya. Corry mengimbau seluruh masyarakat Kota Pontianak

maupun Kalbar untuk berhatihati dan selalu waspada memilih makanan. Karena menjelang Ramadhan atau lebaran seperti ini, indikasi kuat makanan kedaluawrsa dan ilegal yang tidak dijamin keamanannya banyak beredar di pasar maupun swalayan. Saya minta masyarakat hatihati memilih makanan. Karena indikasi makanan dan minuman yang sudah dalam kemasan, mengandung zat berbahaya, ilegal yang tidak dijamin keamanannya, kemudian kedaluawrsa banyak beredar. Jadi masyarakat harus jeli untuk memilih makanan, salah satunya dengan cara melihat ada lambang BPOM RI atau tidak, serta melihat masa berlakunya makanan, tegas Corry. (sul)

Razia Bocor ...........................................................................dari halaman 9 di-back up jajaran Polresta Pontianak. Puluhan petugas mengawali razia di Hotel Pondok Jaya, namun tak satupun kamar yang ada penghuninya. Terindikasi razia bocor. Kemudian beberapa petugas menyamar, mendatangi Hotel Benua Mas berpura-pura menanyakan kamar kosong. Ada kamar kosong bang ungkap petugas kepada security hotel. Dijawab oleh scurity Tidak ada bang. Ada razia katanya kepada polisi yang menyamar tersebut. Namun polisi tetap merazia Hotel Benua Mas, namun

tak menemukan pasangan mesum. Polisi menelusuri Jalan Budi Utomo dan melihat beberapa warnet yang masih buka. Petugas langsung meminta pemiliknya menutup tempat usahanya serta memberikan peringatan. Kalau masih dibuka lewat jamnya, kami akan sita komputer ini, tegas anggota yang meminta untuk menutup beberapa warnet yang masih buka. Jajaran polisi kemudian mendatangi Pasar Puring, Siantan. Petugas mengamankan beberapa kendaraan yang diduga hasil motor curian. Yang terjaring kami lakukan

pendataan serta memberikan peringtakan, agar mereka membawa perlengkapan, baik KTP maupun surat kendaraan bermotor. Tapi untuk kendaraan bermotor, jika tidak ada surat menyuratnya, kami tetap menyitanya, kata Kompol Catur Prasetiyo, Kapolsek Pontianak Utara di sela-sela razia. Catur mengatakan, pihaknya terus melakukan pengawasan di wilayah yang dianggap meresahkan. Supaya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Kegiatan ini untuk antisipasi tiga C serta kejahatan lainnya, ungkapnya. (sul)


Katy Perry

Lupakan Momen Buruk Jalinan asmara antara Katy Perry dan John Mayer kian erat. Tampaknya pasangan musisi tersebut telah melupakan momen buruk mereka yang sempat putus-nyambung. Seakan tak ingin berpisah lagi seperti sebelumnya, keduanya memutuskan kumpul kebo (lagi). Merekatelahmemilihsebuahrumahdanmemutuskanuntuktinggalbersama, ujar sumber. Keputusan keduanya untuk tinggal bersama menjadi upaya agar hubungan cinta mereka tak gagal lagi. Mereka sudah memulai lembaran baru dengan tinggal bersama. Katy dan John saling mencintai satu sama lain, urai sumber. (RM)

Rakyat Kalbar Selasa, 16 Juli 2013

Selalu Cantik

Unt k Suami SORAYA LARASATI

Presenter dan artis ayu, Soraya Larasati membeberkan tips kecantikan yang biasa dilakukannya. Baginya, merawat kecantikan tetap penting meski sudah mempunyai anak. Atau setelah tak sedang berakting di depan kamera. Suami pulang kerja, kita sudah cantik. Kita harus tetap cantik meski di rumah, ujarnya. Pemain ďŹ lm Benci Disko, Bukan Pocong Biasa dan Kisah Kasih di Sekolah ini tidak mematok waktu kapan waktunya merawat diri. Ia biasa melakukannya saat

CICI PARAMIDA

DESSY RATNASARI

kalau sosialisasi satu hari dan itu hari weekend jadi nggak mengganggu aktivitas yang lain, kata Dessy. Bahkan dengan waktu yang dimilikinya, Dessy telah melakukan Program Aksi Nyata dengan memberikan sumbangan 30 mesin jahit ke Desa Cijurey, Gegerbitung, Sukabumi, Jawa Barat. Selain mesin jahit, ada juga bantuan ke masjid seperti karpet, perbaikan MCK. Jadi bukan cuma dibangun, tapi juga masyarakat jadi lebih rajin beribadah melalui program seribu masjid di Indonesia, papar aktris yang lama tidak main ďŹ lm layar lebar itu. Lebih lanjut dikatakan Desy, meski memutuskan terjun ke dunia politik. Sejauh ini aktivitasnya di dunia entertainment masih berjalan. Belum ada niat untuk menguranginya sebelum dirinya terpilih. Sejumlah tawaran untuk akting maupun menjadi presenter sejumlah program religi terus menghampirinya. Dua sinetron stripping yang dijalaninya itu pun tidak akan dijadikanya sebagai sinetron stripping terakhirnya di dunia hiburan. Jadi sinetron terakhir? Belum tentu juga, kemarin saya dapat sinetron baru, dan proses pemilihan kan masih lama, dan tahun 2014 masih lama, pelantikan masih lama, selama masih belum dilantik main saja terus, katanya lantas tertawa. Desy mengemukakan di sinetron religi tersebut dirinya beradu akting dengan Oka Antara (Fadli), Reza Pahlevi (Najib), Donita (Jihan), Joe Project Pop (Barok). Sinetron ini menceritakan dua orang pencopet dan penipu bernama Fadil (Oka antara) dan Najib (Reza Pahlevi),

nekat menyamar menjadi ustad dan tinggal di pesantren demi menemukan harta yang terkubur disana. Mereka menggunakan identitas palsu sebagai Ustad Rasyid dan Ustad Solihin. Fadil malah menemukan cinta dengan seorang muslimah bernama Jihan (Donita), anak dari pemilik pesantren itu, urainya. Lantas Bagaimana tanggapan anak? Komentar anak? Najwa suka agak risih kalau tahu ibunya artis. Kemana-mana harus dilihati orang, diminta foto. Pas tahu mau maju, ditanyain kerjanya apa, paparnya. (Jp)

Penyanyi dangdut Cici Paramida tengah menikmati kesendiriannya setelah bercerai dengan suaminya, H Raden Akhmad Suhaebi. Menurut Cici, kesendiriannya tersebut bukan karena terlalu selektif dalam memilih pendamping. Akan tetapi, ia saat ini lebih berhati-hati dalam hal mencari pendamping hidupnya nanti. Penyebabnya, pelantun Wulan Merindu itu sempat memiliki pengalaman pahit karena pernah mengalami kekerasan dalam rumah tangga (KDRT ) saat berstatus istri Suhaebi. Bukan selektif, memang Allah belum mempertemukan jodohnya aja. Mudah-mudahan doain aja. Ramadan itu kan biasanya doanya makbul, ucap Cici, Sabtu (13/7). Meski demikian, wanita yang saat ini berusia 39 tahun itu mengungkapkan keinginannya untuk kembali memiliki pendamping hidup. Selain suami yang matang dari sisi kepribadian, Cici juga mendambakan sosok pria yang mampu membimbingnya dalam hal agama. Semua

wanita pasti ingin pasangan yang sesuai dengan keimanan kita. Sekarang saya lebih dekat

ke keluarga. Kalau ada pasangan dekat, Insya Allah didoain saja, pungkasnya. (Jp)

AYU DEWI

Rahasiakan Nama Anak ENNO LERIAN

Kabar bahagia datang dari mantan penyanyi cilik, Enno Lerian. Minggu (14/7) pagi dikabarkan telah melahirkan bayi lelaki hasil pernikahannya dengan Priambodo pada 30 Juli 2011 lalu itu. Meski telah memiliki nama untuk bayinya, tapi Enno belum mau mengungkapkannya ke publik. Enno melahirkan di Rumah Sakit Budi Asih Kebayoran, Jakarta Selatan, dalam keadaan normal. Sebelumnya, pelantun Si Nyamuk Nakal itu telah dikaruniai anak dari pernikahan sebelumnya dengan Nayaka Untara. Setelah bercerai, Enno dipersunting Priambodo. Ayahanda Enno, Edi Subroto membenarkan jika putrinya sudah melahirkan seorang bayi laki-laki, minggu pagi. Iya Eno melahirkan anak laki-laki tadi jam 09.30 di Rumah Sakit Budi Asih, Kebayoran, Jakarta Selatan, papar Edi. Edi menjelaskan, proses melahirkan

berumur dua bulan, pastinya susah diurus. Namun, ia akhirnya menikmati saja pengalamannya menjadi seorang ibu. Dia rewel, nggak tentu. Nggak ada aku, nangis. Aku datang, nangis. Tiap malam pasti nangis. Nikmatin saja, sudah biasa, tuturnya. Pengalaman pertama jadi ibu, bahagia banget. Nanti Lebaran, lebih seru aja. Pengalaman ibadah sama anak juga, tambahnya. Sebagai ibu baru yang memberi ASI eksklusif, Laras pun dituntut harus benar-benar menjaga kebugaran tubuh, agar ibadah puasanya berjalan lancar dan tetap sehat.(RM)

Nikmati Kesendirian

Dua Sinetron Sekaligus

Kegiatan Dessy Ratnasari di panggung entertainmen makin bertambah. Selain disibukkan dengan sinetron stripping berjudul Istri yang Dikhianati, wajah perempuan kelahiran Sukabumi Jawa Barat, 12 Desember 1973 ini juga disibukan dengan sinetron stripping bergenre religi berjudul Kami Bukan Malaikat 2. Dua sinetron yang tayang di MNC TV itu tayang di bulan yang sama, yakni bulan Ramadan. Ada dua sinetron di bulan Ramadan ini, kata Desy Ratnasari di sela-sela Program Aksi Nyata di Desa Cijurey, Gegerbitung, Sukabumi, Jawa Barat, Minggu (14/7). Meskipun berbeda genre, Dessy menikmati setiap peran yang dibintanginya itu. Dua sinetron tersebut seakan menjadi sebuah suntikan vitamin dan pundi-pundi rezeki di bulan suci Ramadan ini. Sebab, belakangan ini diketahui aktris yang sempat terlibat dalam sinetron berjudul Sengsara Membawa Nikmat tersebut terlibat dalam dunia politik. Kebetulan sekolah sudah beres, modal pendidikan cukup, usia untuk siapkan mental juga cukup. Jadi karena ada kesempatan kenapa nggak digunakan, katanya. Meski kedua sinetron tersebut menguras tenaganya sebagai seorang ibu dari Nasywa Nathania Hamzah dan kegiatan kampanyenya sebagai calon anggota legislatif Partai Amanat Nasional (PAN) di Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Barat IV (Sukabumi) periode 2014-2019. Dia berusaha untuk semaksimal mungkin untuk menyesuaikan waktu dengan baik. Sehingga masing-masing aktivitas yang dijalaninya tersebut memiliki frekuensi yang sama. Baik itu untuk anak, akting, maupun kegiatan kampanye. Kalau syuting sinetron itu hari Senin sampai Jumat, dan

anaknya sudah tidur. Yang pasti pakai pelembab, di bibir, muka. Kalau kulit sudah terawat, make up apapun nempel, terangnya. Soraya lantas mengungkapkan pengalamannya mengurus Dafa, putra pertama hasil pernikahannya dengan Doni Almadi pada Juli 2012. Ia merasa kerepotan saat pertama kali harus mengurus anaknya seorang diri. Kalau ada apa-apa, aku yang mandiin, milihin baju, jaga kebersihan. Sebulan pertama urus sendiri, ambil job yang santai. Sekarang ada bantuan pengasuh, ujar Soraya. Namanya anak kecil, apalagi baru

yang dijalani Enno cukup lancar lewat proses persalinan normal. Usai melahirkan, kini Enno masih dalam tahap pemulihan. Namun sayang, sesuai kesepakatan keluarga, Edi belum bisa membocorkan nama cucunya tersebut. Udah (ada nama), tapi belum mau dipublikasikan, katanya. Namun, sekitar tujuh hari pasca lahiran, kata Edi, keluarganya akan menggelar acara syukuran di rumahnya. Dan, di momen itu pula si kecil akan diberikan nama. Jadi nanti sekalian pas selamatan di rumah, ucapnya. Saat ini, Enno masih terbaring di rumah sakit. Edi juga belum bisa memastikan kapan anaknya diperbolehkan pulang ke rumah. Belum tahu kapan pulang ke rumah. Dia masih dalam masa pemulihan, jelasnya. Perlu diketahui, Enno melahirkan putera kedua dari suaminya Priambodo Sustyo. Sebelumnya, Enno sempat melahirkan seorang putra yang bernama Bumi Pradipa Pria Untara dari suami pertamanya, Muhammad Nayaka Untara.(Jp)

Belajar Dari

Titi DJ Presenter Ayu Dewi mengaku lebih suka berdandan sendiri ketimbang memakai jasa profesional make up artis. Cara berdandan itu menurutnya, beajar dari kebiasaan Titi DJ. Aku selalu make up sendiri. Aku belajar make up dari Titi DJ. Dia seorang Diva tapi tetap melakukan make up sendiri. Hebat kan, kata Ayu. Meski begitu, istri Regi Datau itu bukanlah orang yang suka make up secara berlebih a n , apalagi mahal. Make

up itu enggak perlu mahal. Saya enggak pernah pakai foundation, yang penting air putih dan air kacang hijau. Pas keluar rumah bawa satu botol. Apalagi sekarang aku menyusui itu bermanfaat banget, jelasnya. Namun, Ayu tak jarang pula pergi ke dokter khusus karena memilik kulit yang terlalu sensitif. Saya termasuk yang paling sensitif kulitnya. Jadi ekstranya saya ke dokter untuk perawatan, terangnya. Hanya saja, kata Ayu, ada beberapa bagian yang harus diperjelas dalam wajahnya, seperti alis dan bulu mata. Pakai bedak, terus buat alis, atau maskara. Dan aku enggak pakai foundation karena sayang sama kulit, tutup ibu satu anak itu. (Jp)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.