Harian Jurnal Asia Edisi Sabtu, 18 Juni 2016

Page 1

13 Moratorium Sawit Perhatikan Aspek Lingkungan

03

18 Utang Luar Negeri Naik 3 Miliar Dollar US

Komunikasi Inalum Buruk

MEDAN 02

• ASN Harus Minimalisir Keluhan Pelayanan Publik. HAL 02 • • Kota Medan Harus Miliki Identitas Lokal. HAL 03 • • Panglima TNI: Prajurit Harus Banyak Bersedekah. HAL 03

BISNIS 04

Sabtu, 18 Juni 2016

Nomor 1.110 Tahun IV

Rp3.000 (Luar Kota + Ongkos Kirim)

BMKG Prediksi Hujan Ekstrem Tiga Hari

SAHAM 06

• Aksi Beli Asing Perkuat IHSG. HAL 06 • • Pacu Kinerja, BWPT Alokasikan Capex Rp500 Miliar. HAL 06 • • BEI: Tren Pertumbuhan Ekonomi Picu Perusahaan IPO. HAL 07

Banjir Besar, Padang Lumpuh Medan | Jurnal Asia Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi hujan ekstrem dengan intensitas lebat bakal terjadi selama tiga hari berturut turut, mulai Jumat (17/6) hingga Minggu (19/6) depan. Masyarakat dihimbau waspada dengan kondisi cuaca yangberpotensi banjir dan longsor. Dijelaskannya, kondisi ini disebabkan berbagai hal antara lain, hangatnya suhu muka laut laut di atas normal di bagian perairan Indonesia barat, masuknya aliran massa udara basah dari Samudera Hindia di maritim kontinen Indonesia, serta lemahnya aliran masa udara dingin di Wilayah Indonesia. Selain itu dengan adanya daerah perlambatan, kata Sunardi, pertemuan dan belokan angin di wilayah Sumatera dan Kalimantan mengakibatkan kondisi atmosfer menjadi tidak stabil sehingga meningkatkan potensi petir dan angin kencang. Untuk itu BMKG mengimbau masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana yang dapat ditimbulkan, seperti, banjir, banjir bandang, tanah longsor, genangan dan pohon tumbang. (Bersambung ke halaman 15)

Hikmah Ramadhan Ramadhan Meningkatkan Ketaqwaan (Baca Halaman 15) Oleh: Junaidi, SAg (Dosen UMSU)

Jadwal Imsakiyah 1437 H Rmd 13 14 15 16

Tgl 18-Jun 19-Jun 20-Jun 21-Jun

Imsak Subuh Zuhur Ashar Magrib Isya 4:44 4:54 12:29 15:56 18:39 19:54 4:44 4:54 12:29 15:56 18:40 19:54 4:45 4:55 12:29 15:56 18:40 19:55 4:45 4:55 12:29 15:56 18:40 19:55

Untuk Wilayah Medan dan Sekitarnya

LENTERA ASIA 08

• ASEAN Prihatin Kondisi Laut China Selatan. HAL 08 • • Pesawat Pencari Jet Tempur Vietnam Ikut Hilang. HAL 08 • • Yasonna dan Wu Aiying Teken MoU. HAL 09

Jurnal Asia | Ant: Iggoy el Fitra

BANJIR DI PADANG. Warga berada di depan mushala yang terendam banjir, di kawasan Simpang Kalumpang, Padang, Sumatera Barat, Jumat (17/6) dini hari.

Dioplos Bersama Daging Sapi

Daging Celeng Asal Jambi Dipasok ke Medan Medan | Jurnal Asia Masyarakat diimbau waspada saat membeli daging. Bisa saja daging sapi yang Anda beli ternyata oplosan daging celeng (babi hutan). Praktik kotor ini disebut sudah berlangsung selama dua tahun, dan baru saja terbongkar kemarin. Pihak Polresta Medan pun telah turun tangan untuk melakukan penyelidikan, Jumat (17/6).

Kepada Jurnal Asia, Polresta Medan mengaku siap melakukan penyelidikan mengenai informasi yang menyebutkan adanya dugaan beredarnya daging celeng yang dioplos dengan daging sapi di Medan. Hal ini disampaikan Kasat Reskrim Polresta Medan Kompol Fahrizal, Jumat (17/6) siang. Dirinya menegaskan, masyarakat dipersilahkan memberikan informasi bila mendapati adanya daging celeng. “Peran masyarakat juga penting dalam hal pengawasan di lapangan. Jika ada masyarakat yang mengetahui adanya penjualan daging celeng silakan lapor ke kami agar segera ditindaklanjuti,” kata Fahrizal. (Bersambung ke halaman 15)

Rotasi jabatan pertama kali dilakukan Gubsu setelah dilantik Presiden RI menjadi Gubernur Sumut deinitive. Dia mengharapkan pejabat yang baru dilantik agar melaksanakan tugas sebaik-baiknya sebagai pelayan publik dan menempatkan diri sebagai agen perubahan

atau agent of change. “Pejabat yang baru dilantik harus bisa menjadi agent of change,” ujar Gubsu. Dia mengatakan ada tiga perubahan yang mendasar yang harus dilakukan yakni yang pertama merubah paradigma, cara pandang paradigma lama ke paradigma baru. Selama ini publik memandang bahwa aparatur sipil negara (ASN) sebagai simbol kekuasaan dan menurutnya harus dirubah ASN sebagai simbol pelayanan. Kedua, harus mampu merubah pola pikir dan prilaku. “Ditengah situasi dan kondisi Pemprovsu yang saat ini cukup memprihatinkan tentu harus mampu melakukan revolusi mental dan merubah pola pikir, terutama pola pikir yang tidak baik pada masa-masa yang lalu,” jelasnya. (Bersambung ke halaman 15)

PERISTIWA 10

• Pencuri Mobil Ditangkap Polis. HAL 10 • • Sepasang Kekasih Nyaris Diamuk Massa. HAL 10 • • Tiga Rumah Terbakar. HAL 11

EDUKASI 12

• Dosen Unimed Raih Doktor di ITB. HAL 12 • • Mahasiswa Olah Limbah Kayu jadi Kerajinan Miliki Seni. HAL 12

NASIONAL 13

• Pengusaha Diminta Bayar THR. HAL 13 • • Kejagung Diminta Eksekusi Freddy Budiman. HAL 13

INTERNASIONAL 14

• Jo Cox, Ibu Dua Anak yang Gencar Perjuangkan Hak Pengungsi. HAL 14 • • PM Australia Gelar Buka Puasa di Rumah Dinas. HAL 14

OLAHRAGA 16

• Gurning Buat Gebrakan Baru. HAL 16 • • Petinju PPLP Sumut Kosentrasi Latihan. HAL 16

SPORT 17

Erry Rotasi Puluhan Pejabat Pemprovsu Gubsu Ir HT Erry Nuradi MSi melantik 12 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II) dan 21 Pejabat Administrator (Eselon III) di lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara di Aula Martabe Kantor Gubsu, Jumat (17/6).

• Mendag Akui Pemenuhan Kebutuhan Pokok Ramadhan Belum Optimal. HAL 04 • • PPI Siapkan Distribusi Daging Murah. HAL 05

• Jalan TerjalLa Seleccao. HAL 17

INFOBANK 18

• BNI Siapkan Rp64 Triliun Hadapi Lebaran HAL 18 • • Waspadai Dampak Brexit dan Kenaikan Suku Bunga AS. HAL 19

PROPERTI 20

• Pemerintah Paksa Pengembang Bangun Hunian Berimbang. HAL 20

SEREMONI 24

Jurnal Asia | Ist

PARA pejabat yang dirotasi dan menduduki jabatan baru sedang diambil sumpah jabatannya, Jumat (17/6) di aula Martabe Pemprovsu.

• Gerakan Seribu Startup Digital Resmi Dimulai!. HAL 24 • • Hong Kong-Indonesia Tingkatkan Kerja Sama Imigrasi. HAL 25


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.