Lumine 3 Edisi III/Juli2015

Page 1

LUMINE

Edisi III / Juli 2015

Recreation 1


Content

3

Bonjour & Redaksi What You Missed: Birthday Surprise dr. Lani Perayaan Paskah 2015

6

How to Survive in KKN

8

The Saints: St. Kristoforus

Renungan

Doctor on Spottlight: dr. Arifin Soenggono

14Health: Health Benefit of Music Personalities & Music Preferences 16

Wisata Pulau Sempu

Wisata Rohani: Ziarah Gua Maria

21

2

4 5

7 10 18


Bonjour Halo KMK! Lama tak bersua.. Libur telah tiba, atau ada yang belum? Atau malah ga ada libur? Hehe.. Liburan memang waktu untuk bersantai, melepas segala kegiatan dan pekerjaan, dan terutama berekreasi. Buat yg ga ada libur, jangan sedih, karena bentuk rekreasi buat masing-masing orang bisa berbeda-beda: jalan2, baca Lumine :p, bahkan makan, atau rekreasi rohani seperti ziarah. Tema Lumine edisi ini adalah Rekreasi. Rekreasi berasal dari kata recreare (Latin) yang berarti penyegaran kembali badan atau pikiran. Buat yang butuh inspirasi rekreasi jalan2, ada daftar rekomendasi tempat ziarah Katolik dan liputan travelling dari salah satu teman kita yg kebetulan baru pulang liburan dari Pulau Sempu. Berhubung KMK 2012 sedang KKN maka adapula tips KKN dari para senior. Rubrik Doctor on Spotlight akan mengulas tentang dr. Arifin, kadep anatomi FKUP. Rubrik What You Missed akan membahas liputan Perayaan Paskah 2015 dan Ulang tahun dr. Lani. Selamat membaca! Semoga Lumine ini menjadi rekreasi buat kamu ya. God bless :)

Love, Hilda

Redaksi Pembimbing

: dr. Laniyati Hamijoyo, Sp.PD-KR

Penanggung jawab : Marshel Budiarsa Editor in Chief

: Hilda Marsela

Kontributor : Albert Vanessa Natasha Octavianus Giovani Stephanie D

3


What you missed

A Birthday Surprise for

dr. Laniyati

Tanggal 16 Maret 2015 merupakan hari jadi dokter kesayangan kita yaitu dr. Laniyati yang ke 46 tahun. Di tengah jadwalnya yang sibuk, untungnya beberapa dari kami mahasiswa dan koass bisa menjebak beliau dan memberikan kejutan ulang tahun sederhana.

Hanya nyanyian, kue, lilin, dan kado sederhana, namun dalam waktu yang sangat singkat (karena kesibukan beliau) kejutan ini cukup sukses. Happy birthday, Dok.... :D -HM-

4


What you missed

Perayaan Paskah memang bukan acara tahunan KMK, berbeda dengan Natal. Wajar kalau kamu bertanya “Tumben ada perayaan Paskah?� karena memang (mungkin) belum pernah diadakan sebelumnya (dalam beberapa tahun terakhir). Tahun ini, KMK-PMK mengadakan Perayaan Paskah. Berikut liputannya.

PASKAH

erayaan 2015

Ide awal berasal dari ketua umum perayaan Natal Oikumene 2014 yaitu dr. Marina Moeliono, SpKFR. Acara ini ditujukan sebagai pembubaran panitia Natal sekaligus merayakan Paskah bersama saudara seiman. Tidak hanya panitia, namun mahasiswa S1, koass, staff, residen dan dokter KMK-PMK dari semua departemen juga diundang dalam perayaan ini. Acara diadakan di aula Gd. Eijkman lt. 6 pada Minggu, 12 April 2015, pukul 17.00. Sama seperti Natal Oikumene, acara ini terdiri dari ibadah dan perayaan, hanya saja jauh lebih sederhana. Kotbah diisi oleh Romo XXX. Terdapat persembahan pujian dari mahasiswa S1 dan PPDS. Di akhir acara, dr. Marina menyerahkan tanggung jawab kepanitian Natal Oikumene kepada (perwakilan) departemen IPD selaku panitia Natal 2015.

Secara keseluruhan, acara berlangsung sukses dan lancar. Bukan karena makanannya yg enak atau tamunya yg berlimpah-ruah, melainkan karena kebersamaan yang terjalin dalam ibadah dan perayaan. Semoga tahun depan acara ini diadakan lagi ya.... :) -HM-

5


How to Survive in

KKN

KKN sebentar lagi.. Excited, atau masih denial? Hehe... Berikut cerita beberapa KMK yg sudah KKN, berupa pengalaman, barang yg penting dibawa dan tips hidup di desa.

Yang jelas bawa segala perlengkapan perang biasa buat tinggal sebulan di 1 tempat, tp bawa baju yg biasa aja gausa yg bagus2 amat, buat apa jg disana. Bawa hiburan karena bisa bosen bgt disana, kaya kartu ato catur gt bs berguna bgt.. Jangan lupa bergaul jg sama warga sekitar, coba hidup cara mereka dan belajar dari mereka. Loads of things you can learn from them.

Pertama KKN dulu di tasik tepatnya di Panyiaran. Gw sih gak bawa banyak barang. Cuma bawa barang kebutuhan pribadi aja kaya pakaian, alat2 mandi, elektronik, dll. Barang tambahan lain itu tergantung kelompok nanti, mau buat acara apa, perlu bawa apa. Tempat gw KKN sih cukup nyaman, yg penting gak sulit air. Yg penting utk survive tuh harus kompak sama temen2, jadi kegiatan yg dibuat semua disetujui bersama. Kalo utk tempatnya susah atau gak ya sebisanya sebelumnya search tempat yg mau dipilih, setidaknya ketersediaan air krn air itu cukup vital... SUSU 2008

Try to learn at least 1 new thing when you're there, Kaya Gw waktu itu belajar naik motor,

sama belajar masak. Pake waktunya sebaik mungkin lah soalnya waktu slow banget di desa, So might as well make it worthwhile. EDBERT 2007 Di Bojong Jengkol overall asik. Soalnya serumah rame dan temen2 baru gitu kaan.. Belum kalo ada temen yg ajaib2 dan kejadian2 "ajaib", such as lagi nonton kuntilanak tiba2 lampu mati T.T pdhl kmrn2nya ngga. Kalo ga ngerjain tugas (yg mana ngerjainnya cuma bntr), yaah nonton, baca, kartu, gosip, masak, makan, bubu, ngulang2 aja weh. Lupain aja things yang ada di kota, saatnya semedi dengan diri sendiri dan temaaan2! Oh iyaa.. Buat gereja minggu... Hmm.. Maafkaan aku ya Tuhan :""" Waktu itu lagi puasa, jd badan susah tambah berat walaupun bubu muluu :"", siang2 paling indomie/nugget. Tips n trick: Gaul lah, baik2 lah sm warga sekitar. Kalo ada pengajian ikut ajaa, waktu itu eke lagi bulan puasa jd abis pengajian diajak buka bareng.. Kan lumayan makan gratis. Pokoknya bersyukurlaah kalian KKN Unpad mah gak terlalu berat jd anggap aja liburaan yaa~ CACING 2010

Dapet di sirnaraja, tasikmalaya. Haha pokonya bawa film yg banyak, trus bawa proyektor kalo bisa, jadi bs ntn bareng yg lain. Bikin rencana jalan2... Dari minggu kedua jg udah bs lehaleha sih wkwk. Kalo kkn lo deket tmpt liburan, googling dari sekarang. ANGIE 2011 Dulu dapet KKN di Panumbangan, Jampang Tengah, Sukabumi. Bareng begin, helen, diana. KKN seru kok. Waktu itu desa gua temanya tentang budidaya domba garut. Kita dapet banyak ilmu, terutama tentang peternakan. Meski da berhubungan sama kedokteran, kapan lagi coba haha. Tips dan triknya, ya dibawa happy aja haha. Pinter2 adaptasi sama temen dari fakultas lain. Kita juga makin kenal karakter mahasiswa lain juga. Dan jangan lupa jalan2 selama kkn haha. ANDUS 2010 -a-

6


Renungan

JADILAH

NAHkODA JIWAKU Efesus 5:1-8

“Liburan!� Kata itu menyegarkan telinga bagaikan bunyi lonceng nan merdu. Sepuas-puasnya kita dapat menikmati waktu kita, bebas dari segala kejenuhan rutinitas, lepas dari banyak ikatan yang kurang menyenangkan. Bagaimana rencanaku mengisi waktu yang terluang ini? Apakah aku hanya mau memikirkan kesenangan dan kegembiraanku saja? Atau, maukah aku memperhatikan orang lain pula? Apa dan siapa yang akan menjadi nakhoda jiwaku? Kalau teman-teman yang kurang baik atau hawa nafsu yang salah memerintah hidupku, maka aku bukan nakhoda lagi, melainkan hamba. Aku sendiri harus mengemudikan kapal jiwaku di bawah tuntunan dan perlindungan Tuhan. Hidup sebagai murid Yesus yang sejati mencerminkan keagungan martabat manusia. Di tengah-tengah dunia yang seringkali tidak selaras dengan kehendak Tuhan, ia menjunjung tinggi keutamaan cinta sejati dan keadilan sejati. Seorang pengikut Kristus selalu berusaha mendamaikan segala perselisihan dan memperkembangkan kesatuan, dalam segala peristiwa, baik yang besar maupun yang kecil; ia meresapi tingkah laku dan perbuatannya dengan cinta kasih. Alangkah luas medan kerasulan selama liburan. Kita akan bertemu dengan banyak orang dalam berbagai keadaan. Hendaknya terhadap segala sesuatu yang kita lakukan kita menjaga diri kita sendiri. Jangan sampai kita mencari sesuatu pun di luar Allah. Liburan itu masa yang sungguh menyenangkan. Apakah akan bermanfaat juga? Itu tergantung dari sikap dan tanggapan kita terhadap Allah dan sesama manusia. -OG-

7


The Saints

Santo Kristoforus Patrons of Travellers 25 Juli

St. Christopher adalah santo pelindung bagi para pelancong. Ada beberapa legenda mengenai Santo Christopher, salah satu yang paling terkenal adalah menyatakan St. Christopher adalah seseorang kanaan bertubuh tinggi – sekitar 2.3 m – dengan wajah yang menyeramkan dan bernama Reprobus pada awalnya. Ia ingin melayani “raja yang paling hebat”, oleh karena itu, ia mulai mencari raja untuk dilayani, mulai dari raja Kanaan, kemudian karena raja Kanaan takut oleh iblis, maka ia mencari “iblis” untuk dilayani. Ia pun bertemu dengan sekelompok perompak yang menyatakan diri mereka sebagai iblis, oleh karena itu, ia mulai melayani para perompak tersebut. Namun, ia pun akhirnya mengetahui bahwa iblis takut oleh Kristus, maka ia meninggalkan kawanan perompak tersebut dan bertanya-tanya kepada orang-orang bagaimana untuk menemukan Kristus. Suatu ketika, ia bertemu dengan seorang tua yang menyarankan ia untuk menjadi seorang Nasrani. Christopher pun bertanya bagaimana ia dapat melayani Kristus setelah ia menjadi orang Nasrani, orang tua tersebut menyarankan untuk melakukan puasa dan berdoa, namun Christopher tidak sanggup melakukan saran orang tua tersebut. Orang tua itu pun berpikir bahwa Christopher dapat melayani Kristus dengan membantu seseorang menyebrangi sungai yang berbahaya ka-

8


rena tubuh Christopher yang besar dan tenaganya yang kuat, Christopher pun setuju pada akhirnya. Setelah Christopher membantu penyebrangan setelah beberapa lama, ia kedatangan seorang anak kecil yang minta disebrangkan. Ketika Christopher membantu menyebrangkan anak itu, arus sungai

seketika menjadi deras dan anak tersebut mendadak menjadi sangat berat seperti timah, terlalu berat untuk ukuran anak tersebut sampai Christopher dengan tubuh sedemikian besar dan tenaga yang kuat kesulitan menyebrangkan anak tersebut ke sisi lainnya. Setelah sampai ke sisi lain dari sungai tersebut, ia berkata kepada anak tersebut: “Nak, kamu sudah membahayakan nyawaku. Sepertinya, bila aku menggendong dunia, beratnya tidak akan melebihi beratmu tadi.� Anak itu pun menjawab: “yang kamu tempatkan di pundakmu tadi bukan hanya seisi dunia, tetapi Dia yang membuatnya. Akulah Kristus Rajamu, yang kamu layani dengan pekerjaanmu ini.� Dan anak kecil itu pun menghilang. Setelah kejadian tersebut, Christopher pun mengunjungi kota Lyca untuk menenangkan umat Kristen yang akan dibunuh oleh raja setempat, yang akhirnya juga memerintahkan Christoper untuk dibunuh. Christopher pun akhirnya diberi gelar kesantoan sebagai santo pelindung pelancong dari penyakit, cuaca buruk, kematian mendadak, dan yang lainnya, dan diperingati oleh gereja Katolik Roma pada tanggal 25 Juli setiap tahunnya. -OG-

9


Doctor on Spotlight

Arifin Soenggono dr., M.Kes, PAK

10


o

11


Doctor on Spotlight Edward Arifin Soenggono, lahir di Purwokerto. Beliau adalah seorang dosen, ahli anatomi, ahli akupuntur dan Taichi master. Pendidikan dan organisasi kuliah? Saya adalah lulusan Unpad angkatan 1973 dan lulus pada tahun 1980. Dulu tidak aktif apa-apa sih, KMK juga belum ada, yang ada hanyalah perkumpulan yang diadakan tiap hari Jumat yang dibimbing oleh seorang pastur.

Kalau hobi dan olahraga? Olahraga paling lari dulu di GOR Padjadjaran, selain itu tidak ada sih.

Setelah Kuliah? Saya tidak ikut PTT, langsung daftar jadi staff anatomi di Unpad, dulu masih di Pasir Kaliki. Tahun 1982 masuk PAAI dan tahun 2000-2014 jadi komisariat Bandung, sekarang jadi anggota Pengurus Besar PAAI (Perhimpunan Ahli Anatomi Indonesia). Tahun 2015 mewakili Indonesia di Asia Pasific International Congress for Anatomy.

(Ternyata beliau mulai belajar taichi tahun 2000an. Lalu mulai ikut lomba tai chi hingga sering. Kalau dilihat di CVnya sih hampir tiap tahun juara :) - Red) Kisah selama menjadi Staff Anatomy?

Sebelum 2010 reservasi dengan formalin, cadaver mengalami perubahan warna dan kaku. Tahun 2010 FK Unpad tidak mempunyai cadaver karena tidak dirawat. Cadavernya tidak pernah dicuKenapa memilih akupuntur dan ci dan akhirnya berjamur. Tahun 2009 anatomi? semua cadaver dibakar dan ada isu Mungkin karena suka anatomi, dan akdepartemen anatomi akan ditutup. Taupuntur itu karena saya ingin mengguhun 2010 saya jadi ketua departemen nakan pengetahunan antomi dalam akuanatomi, nah mulai dari awal. Tahun puntur. Karena dalam akupunutur, basic 2011 kita ganti cara reservasi dan akhanatomi ternyata sangat berguna. Jadi irnya baru punya cadaver lagi. Sekarang kita mengaplikasikan teori anatomi dalam kita pakai ethanol (untuk reservasi). hal klinis. Untuk aplikasinya biasanya pada sakit otot dan lambung. Ada list penyakit yang diakui oleh WHO dengan terapi akupuntur. Apakah belajar akupuntur susah? Tergantung, saya ambil kursus akupuntur di Shanghai, China tahun 2000-2002. Kelasnya internasional jadi menggunakna bahasa Inggris.

12


Pernah “diganggu”, Dok? Sejauh ini tidak pernah ya. Tidak ada cerita mistis sih tapi kita tetap harus menghormati bahwa mayat tetaplah seorang manusia. Rahasia Hidup Sehat, soalnya dokter kelihatan sehat walaupun sudah berumur? Harus tau batas kalau olahraga, tidak boleh terlalu capek. Mungkin gara-gara saya ikut Tai chi juga.

RIWAYAT HIDUP Nama : Arifin Soenggono TTL : Purwokerto, 17 Desember 1953 Alamat: Jalan Veteran 19, Bandung. Tel/HP : 022-4235709 / 08122338453 NIP : 19531217303198 Alamat Kantor : Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran, Jl. Raya Bandung – Sumedang km 21 Riwayat Pendidikan. • 1966 : Lulus SD Bruderan Purwokerto • 1969 : Lulus SMP Bruderan Purwokerto • 1972 : Lulus SMA St.Aloysius Bandung • 1980 : Lulus Dokter FK-Unpad, Bandung • 1987 : The Sixth European Course in Tropical Epidemiology , University of , Barcelona, Spanyol. • 2000-2002: Kursus akupunktur di Shanghai University, Shanghai, China Pekerjaan. • 1982 : dosen tetap di Dept. Anatomi FK UNPAD • 2010–2014 : Anggota Senat FK UNPAD • 2014–sekarang : Kepala Dept. Anatomi – Biologi Sel FK UNPAD (periode kedua) • 2014–sekarang : Anggota Senat FK UNPAD (periode kedua)

Prestasi olahraga 2009 - Juara II Tai Chi Jurus 24 Veteran Putra, Juara II Tai Chi Jurus 42 Veteran Putra (Kejuaraan Wushu Jawa Barat). 2010 - Juara II Tai Chi Jurus 40 Veteran Putra, Juara II Tai Chi Jurus Dong Yue II Veteran Putra, Juara II Tai Chi Dong Yue II Tongkat Veteran Putra (Turnamen Nasional TaijiQuan Ke-2, Surabaya). 2011 - Juara Harapan Tai Chi Jurus 24 Beregu, Juara Harapan Dongyue 1 Beregu (Festival Olahraga Rekreasi Nasional 2011). 2011 - Juara I Tai Chi Jurus 24 Veteran Putra, Juara I Tai Chi Jurus Dong Yue I Veteran Putra, Juara I Tai Chi Jurus Dong Yue II Tongkat Veteran Putra (Kejuaraan Dong Yue Tai Ji Quan Se Jawa, Surabaya). 2012 - Juara I Tai Chi Jurus 24 Veteran Putra, Juara I Tai Chi Jurus Dong Yue I Veteran Putra, Juara I Tai Chi Jurus Dong Yue II Veteran Putra, Juara III Tai Chi Jurus Dong Yue II Tongkat Veteran Putra (Indonesia International Taiji & Health Qiqong Tournament 2012). 2014 - Juara I Tai Chi Jurus Dong Yue I Tongkat Veteran Putra, Juara I Tai Chi Jurus 42 Veteran Putra (Tournamen Taiji & Ciqong Nasional, Jakarta).

13

-A-


Health

Health Benefits of

Music

What do you usually do in your vacation? Do you travel? Do you hang out with your friend? Do you do sports? Or do you just chill in your room enjoying your leisure time? Anyway, in many occasions, you can listen to music. Why? Well, because it is fun, it doesn’t waste your energy, it is available in many genres, and it has health benefits! Research suggests that music not only helps us cope with pain - it can also benefit our physical and mental health in numerous other ways. Read on to learn how listening to tunes can ramp up your health. Research suggests that music can....

Help Physically: Ease pain. Music can meaningfully reduce the perceived intensity of pain, especially in

geriatric care, intensive care, or palliative medicine (an area of healthcare that focuses on preventing and relieving the suffering of patients).

Motivate people to bike harder. A study of healthy male college students

found that, while riding stationary bicycles, the participants worked harder while listening to fast music. Extra bonus: They also enjoyed the music more.

Improve running motivation and performance. Here's an easy way to

beat your best time if you're a runner: Listen to your favorite "pump-up" music. Listening to music may help people run faster, boost their workout motivation, and enhance their endurance.

Increase workout endurance. Listening to those top workout tracks can

boost physical performance and increase endurance during a tough exercise session. This works partly through the power of distraction: When we're focusing on a favorite album, we may not notice that we just ran an extra mile.

14

1 2 3 4


Speed up post-workout recovery. One study found that listening to music

after a workout can help the body recover faster. While slow music produced a greater relaxation effect post-exercise, it seems that any kind of music can help the physical recovery process. Improve sleep quality. Listening to classical music has been shown to effectively treat insomnia in college students, making it a safe, cheap alternative to sleep-inducing meds. Help people eat less. One study found that playing soft music (and dimming the lights) during a meal can help people slow down while eating and ultimately consume less food in one sitting (perhaps because slowing down helps them to be more mindful of fullness cues). Enhance blood vessel function. Scientists have found that the emotions patients experience while listening to music have a healthy effect on blood vessel function. Music both made study participants feel happier and resulted in increased blood flow in their blood vessels.

Help Mentally:

9 10

5 6 7 8

"One good thing about music, is when it hits you, you feel no pain." - Bob Marley -

Reduce stress. Research has found that listening to music can relieve stress by triggering biochemical stress reducers (think of these physiological processes as anti-stress ninjas).

Induce a meditative state. Listening to slow musical beats can alter brain-

wave speed, creating brainwave activity similar to when a person is meditating or in a hypnotic state. Some research suggests that using rhythmic stimuli (such as music) to induce these states can have a therapeutic effect, easing symptoms of migraines, PMS, and even behavioral issues.

11

Relieve symptoms of depression. When you're feeling down in the dumps,

12

Elevate mood. A 2013 study found that music helped put people in a better

13

improve cognitive performance. Background music may enhance perfor-

14

Help people perform better in high-pressure situations. Want

15

Relax patients before surgery. One study found that listening to music

music can help pick you up (much like exercise). Research suggests the kind of music matters: Classical and meditative sounds seem to be particularly uplifting, whereas heavy metal and techno can actually make depressive symptoms worse.

mood and get in touch with their feelings. Study participants rated "arousal and mood regulation" and "self-awareness" as the two most important benefits of listening to music. mance on cognitive tasks. One older study found that listening to music allowed test takers to complete more questions in the time allotted, and get more answers right. More recent research suggests that whether or not music improves cognitive function depends on whether the music first improves a person’s emotional state. to sink the game-winning shot when the pressure’s on? Listen to some upbeat tunes before the big game. One study found that basketball players prone to performing poorly under pressure during games were significantly better during high-pressure free-throw shooting if they first listened to catchy, upbeat music and lyrics. helped put cardiovascular surgery patients at ease as they awaited their operations. That’s a major benefit for the nearly four million people who get heart surgery each year in the U.S.

15


16

Relax patients before surgery. One study found that listening to music

17 18 19

Ease stress after surgery. Music isn’t only helpful pre-surgery. Another study

helped put cardiovascular surgery patients at ease as they awaited their operations. That’s a major benefit for the nearly four million people who get heart surgery each year in the U.S. revealed that listening to music while resting in bed after open heart surgery helped relax patients and decrease their stress levels.

Elevate mood while driving. Listening to music while driving can positively impact mood. So when you’re feeling cranky in the car, try cranking some of your favorite tunes.

Help cancer patients manage stress and anxiety. Music has been found to help cancer patients communicate their feelings, manage stress, and ease physical pain and discomfort. It can also reduce anxiety and improve their quality of life.

20

Ease recovery in stroke patients. Researchers in Finland concluded that when stroke patients listened to music for two hours a day, their verbal memory and attention improved and they had a more positive mood compared to patients who didn’t listen to music or who listened to audio books.

Regardless of your taste in music, it's clear that tunes benefit our health. The best part? Now you have an excuse for blaring Beethoven or any music you love whenever you want! -OGReference: Christ, G. (2013, December 17). 20 surprising, science-backed health benefits of music. Retrieved April 15, 2015, from http://www.usatoday.com/story/news/health/2013/12/17/health-benefits-music/4053401/

Personalities & Music Preferences -A-

“What type of music do you listen to?” Why can this otherwise innocent question cause some to sweat with anxiety? It’s because deep down we know that our taste in music is not just a reflection of our musical preference, but also insight into the very essence of who we are. The French scholar Jules Combarieu described the union most eloquently when he explained that “music is the art of thinking with sound,” and no one wants other people listening in on their thoughts. Although it was long suspected that music and personality were deeply entwined, science has recently delved into the intricate relationship and shown just how significant one’s musical preference is.

16


Some researchers found that people could make accurate judgments about an individual’s levels of extraversion, creativity and open-mindedness after listening to ten of their favorite songs. Extraverts tend to seek out songs with heavy bass lines, while those who enjoy more complex styles such as jazz and classical music tend to be more creative and have higher IQ-scores. Another study conducted by researchers at Heriot-Watt University looked at more than 36,000 participants from all over the world. Participants were asked to rate more than 104 different musical styles in addition to offering information about aspects of their personality. The following are just some of the personality traits linked to certain musical styles.

POP Tend to be extraverted, honest and conventional, hard-working and have high self-esteem, but tend to be less creative and more uneasy.

Rap & Hip/Hop In spite of the stereotype that rap lovers are more aggressive or violent, researchers have actually found no such link. Rap fans do tend to have high self-esteem and are usually outgoing.

Country Typically hardworking, conventional and outgoing, tend to be very emotionally stable.

Rock / Heavy Metal Despite the sometimes aggressive image that rock music and heavy metal project, researchers found that fans of this style of music are usually quite gentle. They tend to be creative, but are often introverted and may suffer from low self-esteem.

Indie Typically introverted, intellectual, creative, tend to be less hard-working and less gentle. Other common personality characteristics are passivity, anxiousness and low self-esteem.

Dance Outgoing and assertive.

Classical Typically more introverted, but are also at ease with themselves and the world around them. creative, high earners, eco-friendly, and have a good sense of self-esteem.

Jazz, Blues and Soul More extraverted with high self-esteem, also tend to be very creative, intelligent and at ease. According to researcher Adrian North of Heriot-Watt University in Edinburgh, UK, the reason people sometimes feel defensive about their taste in music might be related to how much it relates to attitudes and personality. "People do actually define themselves through music and relate to other people through it but we haven’t known in detail how music is connected to identity," he explained. -OGReferences: • What Your Taste In Music Says About Who You Are. (2015, January 12). Retrieved April 15, 2015, from http://www.medicaldaily.com/who-do-you-think-you-are-what-your-taste-music-says-about-you-accordingscience-317388 • Cherry, K. (n.d.). Music and Personality. Retrieved April 15, 2015, from http://psychology.about.com/od/ personalitydevelopment/a/music-and-personality.htm

17


Pu

Pulau Sempu merupakan suatu kawasan cagar alam yang akhir-akhir ini popularitasnya meningkat sebagai tempat wisata. Pulai ini terletak di Desa Tambak Rejo Desa, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang. Beberapa saat lalu teman kita yaitu Stephanie dan Raissa berlibur ke pulau ini. Yuk intik cerita mereka....

How to Get There.... Jadi buat ke Pulau Sempu dari bandung itu, gw sama temen2 naek KA ke Malang, lalu dari malang kita nyewa mobil sampe ke pelabuhan Sendang Biru, trus di pelabuhannya itu kita naek perahu buat nyebrang ke Pulau Sempu-nya. Sampai di Pulau Sempu kita nggak bisa langsung maen di pantai tapi kita harus trekking (kayak hiking) lewat hutan dulu buat sampai ke pantai-nya. Trekkingnya tuh kira2 1-2 jam tergantung kecepatan kita jalan dan melalui rintangan, haha... Abis itu baru deh sampe di Pantai Sagara Anakan. Pantainya tuh bagus banget bersiihhh bener2 kebayar deh capenya trekking begitu sampe di pantai.

18


what in There.... Pantainya tuh bukan yg berombak tapi pantai yg tenang, hahaha... Jadi kita bisa berenang sampai ke tengah pun aman karena nggak ada ombak dan di pantai ini banyak yg camping. Tapi sebenernya di pantai ini tuh dikit orang2 yg berenang2 di airnya, orang2 lebih banyak berjemur/santai2 tiduran gitu atau nggak main bola. Tapi jangan lupa di pantai ini bagus buat foto2. Pas kita kesana sampe ada yg foto prewedding, hahaha...

ulau Sempu

BIaya: 1. Tiket KA : tergantung kelas dan musim liburan/nggak 2. Sewa mobil : 400rb/hari 3. Sewa perahu : 100rb 4. Bayar ranger (guide buat trekking) : 100rb 5. Sewa tenda (kalo mau camping) : nggak tau karena kemarin nggak camping, hehe... 6. Tiket masuk pulau sempu + perijinan : 30rb/orang

Tips & trick ke pulau sempu:

1. Pergi pas musim kemarau, karena pas musim hujan tuh tanah di hutan becek jadi lebih susah buat trekkingnya. 2. Pakai sepatu selama trekking kecuali udah berpengalaman kaya mas2 rangernya atw mau ngerasain trekking kaya pake sendal refleksi hahaha 3. Berangkat pagi2 karena kalo udah terlalu siang, pantainya itu surut dan kita jadi ga bisa main air, trus perahu juga jadi lebih susah berlabuh karena takut nabrak karang. 4. Jangan lupa bawa sendal! Sesampainya di pantai langsung ganti sepatu pake sendal biar sepatunya ga basah dan bisa dipake buat trekking balik. 5. Jangan bawa terlalu banyak barang karena trekkingnya cukup susah dan bakalan ribet klo bawaan banyak dan berat. Selain itu jg ada monyet jd klo bawaannya banyak takut dicolong monyet. 6. Bawa air minum dan bekel kalo takut laper karena di pulau sempu ga ada yg jualan makanan/minuman. 7. Bawa kantong plastik buat buang sampah. Jangan buang sampah sembarangan yaaa. 8. The last but not least, waspadalah terhadap kemana kaki melangkah! Banyak "ranjau" manusia -SD-

19


Wisata Rohani: Ziarah Gua Maria Rekreasi selalu identik dengan pergi bertamasya, atau jalan-jalan ke suatu tempat yang dapat menyegarkan pikiran. Namun, tahukah anda, bahwa kita juga dapat dan harus melakukan rekreasi spiritual?

Ziarah juga merupakan salah satu bentuk dari rekreasi. Ketika berziarah kita meninggalkan kesibukan sehari-hari dan berjalan menuju tempat ziarah. Gua Maria, merupakan tempat ziarah khas umat Katolik. Biasanya bangunan utamanya dibentuk seperti gua tetapi ada juga yang berada pada gua alam asli. Disebut gua Maria karena ditempatkannya patung Bunda Maria ibunda Yesus pada gua tersebut. Tempat itu kemudian menjadi tempat rekreasi spiritual umat Katolik untuk mendekatkan diri pada Allah dengan berdoa melalui perantaraan Bunda Maria dan tentu saja Yesus Kristus.

Di luar negeri, banyak gua Maria yang menjadi tempat ziarah umat katolik karena pertimbangan penampakan supranatural Bunda Maria ataupun faktor sejarah sebagai tempat devosi umat Katolik, seperti gua Maria di Lourdes, Perancis yang merupakan salah satu gua Maria terpopuler di dunia. Di Indonesia juga tidak kalah banyak gua Maria yang populer sebagai destinasi ziarah, baik di kalangan wisatawan local, atau mancanegara. Berikut adalah beberapa gua Maria di Indonesia yang menarik dan patut dikunjungi.

1

Gua Maria Bukit Kanada

2

Gua Maria Lawangsih

Gua Maria ini terletak di pinggiran Ibukota dan kota-kota penyanggah (Jabodetabek). Bagi yang ingin merasakan suasana penuh kekhusukan dan nuansa doa bisa membuang langkah dari Jakarta ke tempat ini. Letaknya ada di Kampung Narimbang Dalam, Rangkasbitung, Banten. Perjalanan ke tempat ziarah ini sedikit berat. Lokasinya dekat Jakarta, namun jalan ke tempat ini tidak sama seperti Jl. Suddirman, Thamrin atau jalan protokol lainnya. Letaknya di kawasan perbukitan Menoreh, masuk wilayah otoritas Paroki Nanggulan. Peziarah yang mau mengunjungi tempat ini bisa mengikuti tiga jalur, dari arah Wates-Kulonprogo, dari Magelang-Muntilan atau langsung dari kota Yogyakarta.Perjalanan ke Gua Maria ini kurang lebih 1 jam dari kota Yogyakarta. Suasana pegunungan yang sejuk, pemandangan hijau di kiri-kanan jalan dan juga persawahan yang menghampar indah seakan menjadi persiapan bagi para peziarah menenangkan batinnya sebelum berdoa. Di tempat ini juga ada ruangan dalam tanah (dipakai untuk devosi kepada HATI KUDUS YESUS) dan juga air sejuk di dekat kaki Maria yang bisa dinikmati peziarah. Sedikit berhati-hati di jalan merupakan tambahan bekal yang harus anda bawa dalam perjalanan menguatkan iman dan harap serta cinta di tempat ini.

3

Gua Maria kEREP

Tempat ziarah ini menjadi salah satu tempat favorit para peziarah yang datang dari jauh dan mengharapkan terkabulnya doa mereka bersama dan melalui doa-doa Maria kepada Yesus Putra-Nya. Letaknya sesudah monumen Palagan Ambarawa kalau dari

20


arah Semarang, langsung serong kanan ke arah atas. Kalau dari arah Jogjakarta dan Magelang langsung belok kiri sebelum monumen. Seperti tempat ziarah umumnya pasti ada papan penunjuk arah. Gua ini juga dilengkapi dengan fasilitas Jalan Salib dan warung-warung makanan di depan Kapela dan Gua. Nuansa toleransi sangat kental di wilayah ini. Banyak penjual dan pedagang asongan di sini yang beragama Muslim namun menghormati pemeluk agama Katolik yang berziarah. Banyak cerita dan mukjizat terjadi di tempat ini bagi yang sungguh-sungguh berdoa dan memanjatkan permohonannya kepada Allah yang Maha Kuasa melalui perantaraan doa Maria kepada Yesus Putra-Nya.

4

Gua Maria Bukit Talang Sih

5

Gua Maria Karmel

Gua Maria Talang Sih Semarang, berada di lereng bukit yang mengarah ke RS Elisabeth Semarang. Dari RS Elisabeth ke arah Tegal Sari sampai di perempatan kecil tepat di sebuah tikungan tajam ambil arah lurus masuk lewat sebuah gapura kecil, kemudian belok kiri dan ketemu tulisan Gua Maria Talang Sih. Gua Maria ini lengkap dengan atribut untuk ibadah Jalan Salib dan tempatnya juga berada persis di samping Kapel Kristus Raja. Masuk dalam otoritas Paroki Atmodirono, Semarang. Gua ini konon ditemukan oleh pastor-pastor Jesuit. Di bekas tanah milik orang China terkaya di wilayah ini ditemukan pula sebuah mata air yang kemudian dibangun sebuah kolam kecil di depan arca Bunda Maria. pengunjung dan peziarah yang berdoa di tempat ini sambil kakinya dimasukkan ke dalam kolam konon banyak yang dikabulkan doanya. Di pelataran Gua ini ada juga Gazebo tempat beristirahat bagi peziarah yang datang dari jauh, bisa juga dipakai untuk menginap. Masuk tempat ziarah ini gratis, hanya sumbangan sukarela untuk parkir dan lilin. Peziarah juga bisa mengikuti misa mingguan setiap Sabtu sore pukul 17.30 dan misa malam Jumat Kliwon pukul 19.00. Gua Maria Karmel terletak di Jl Karmel II/51 Lembang, Bandung. Di dalam kompleks ini ada Biara Pertapaan Suster-suster dari Ordo Carmelit (OCD), Kapel Santa Maria Fatima dari Gunung Karmel dan Gua Maria lengkap dengan jalur jalan salib yang berupa taman, dan ada juga Patung Pieta Yesus.

Tertarik untuk melakukan rekreasi dan melepas penat sejenak ke tempat-tempat tersebut? -OG-

KMK FK Unpad presents

Ziarah & Rekoleksi Coming Soon 21


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.