SELASA
5 AGUSTUS 2014 | No. 0412 | TAHUN III ECERAN Rp 3.500 LANGGANAN Rp 70.000
Besok Sidang s re Sengketa Pilp gan id is D ai ul M kan Berita Utama hal 2
Jokowi Buka Kantor Transisi
KORAN MADURA
1
0328-6770024 SELASA 5 AGUSTUS 2014 | No. 0412 | TAHUN III www.koranmadura.com
BERITA TERK AIT Hal 2,3
Simpatisan Prabowo-Hatta Segel Kantor KPU Presiden terpilih periode 2014-2019 Joko Widodo meresmikan Rumah Transisi Jokowi-JK di Jalan Situbondo Nomor 10, Menteng, Jakarta Pusat. Kantor Transisi ini berfungsi untuk menjabarkan visimisi, sembilan program aksi dan seluruh janji selama masa kampanye. Sementara itu simpatisan calon presiden Prabowo-Hatta melakukan aksi di depan kantor Komisi Pemilihan Umum. Mereka membentangkan spanduk yang berisi tuntutan agar Komisioner KPU ditangkap dan bahkan meraka melakukan penyegelan terhadap Kantor KPU.