Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999
@lampostonline, @buraslampost
www.lampost.co
minggu, 26 Oktober 2014
T E R U J I T E PERC AYA
facebook.com/lampungpost
Jokowi Sudah Punya Mensesneg dan Kepala Bappenas PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla telah memiliki Menteri Sekretariat Negara dan Kepala Badan Perenca naan Pembangunan Nasional (Bappenas). Mensesneg ini lah yang menyiapkan acara pelantikan menteri yang akan diumumkan hari ini (26/10). Dia juga yang mengonsep surat Keputusan Presiden tentang pengangkatan menteri. Mantan Deputi Tim Transisi Andi Widjajanto menjelaskan keduanya telah diminta Presi den bekerja sejak Kamis (23/10) untuk mengonsep acara pelan tikan para menteri besok. “Mensesneg yang baru sudah bekerja sejak Kamis, dialah
Pratikno
Rini Soemarno
yang mempersiapkan semua pelantikan,” kata Andi kepada wartawan di Istana Merdeka, Jakarta, Sabtu (25/10). Sedangkan Kepala Bappenas yang baru bertugas menyiap kan rapat kabinet perdana. Jadwal yang telah ada di Istana Merdeka adalah pelantikan
menteri Senin, pukul 11.00, dilanjutkan rapat kabinet per tama pukul 14.00. Pada rapat pertama seluruh anggota kabinet itu, Presiden Jokowi akan langsung mem berikan arahan dan instruksi pertama kepada para men terinya. Presiden juga meng
man. united
harapkan para menteri dapat langsung bekerja sesuai den gan bidang kementerian atau lembaganya masing-masing. Namun, kedua sosok yang telah menjabat sebagai Men sesneg dan Kepala Bappenas itu masih belum diberitahukan ke pada publik dan akan diperke nalkan bersama-sama dengan anggota kabinet lainnya. Sejumlah sumber di Istana Merdeka menyebut Pratikno-lah yang kini sibuk menyiapkan su rat Keputusan Presiden tentang pengangkatan menteri. Pria yang juga rektor Universitas Gadjah Mada Yogyakarta ini su dah menyiapkan konsep untuk keppres sejak Jumat (24/10). Sepekan kemarin, Pratikno
dua kali dipanggil Presiden Jokowi. Pertama, Rabu (22/10), lalu selang dua hari kemudian. Tapi, Andi mengatakan kehad iran Pratikno ke Istana bukan untuk menjalani fit and proper test menteri, melainkan untuk diskusi. Selain dengan Jokowi, menu rut Andi, Pratikno juga berdis kusi dengan mantan Kepala Tim Transisi Rini Soemarno. “Mereka kan orang-orang yang sudah dikenal lama dengan Jokowi. Ngobrol-nya sama saya dan Rini juga kok,” ujar Andi. Pratikno dikenal sebagai orang dekat Jokowi. Dia ter gabung dalam Tim Tiga yang ditugaskan untuk menggodok 34 nama kementerian. (ANT/R6)
chelsea
Louis van Gaal
Jose Mourinho
Prakiraan Pemain MU (3-5-2)
Chelsea (4-2-3-1)
De Gea 1 Jones 4 Rojo 5 Shaw 3 Januzaj 11 Di Maria 7 Herrera 21 Mata 8 Blind 17 Van Persie 20 Falcao 9 Louis van Gaal
13 Courtois 2 Ivanovic 24 Cahill 26 Terry 28 Azpilicueta 4 Fabregas 8 Oscar 10 Hazard 21 Matic 22 Willian 11 Drogba Jose Mourinho
Lima Laga Terakhir man. united 21 Okt 20 14 Liga Primer West Bromwich 2-2 Man. United 5 Okt 2014 Liga Primer Man. United 2-1 Everton 27 Sep 2014 Liga Primer Man. United 2-1 West Ham 21 Sep 2014 Liga Primer Leicester 5-3 Man. United 14 Sep 2014 Liga Primer Man. United 4-0 QPR
Lima Laga Terakhir chelsea 22 Okt 2014 Liga Champions Chelsea 6-0 Maribor 18 Okt 2014 Liga Primer Crystal Palace 1-2 Chelsea 5 Okt 2014 Liga Primer Chelsea 2-0 Arsenal 1 Okt 2014 Liga Champions Sporting 0-1 Chelsea 27 Sep 2014 Liga Primer Chelsea 3-0 Aston Villa grafis
Chelsea Tetap Berbahaya tanpa Costa MENGALAMI krisis penyerang, Chelsea tetap difavo ritkan untuk membawa pu Siaran langsung lang tiga angka. Didier Drogba SCTV, Minggu (26/10) Pukul 23.00 WIB tampaknya bakal mengakhiri penantiannya untuk berada dalam starting line-up Chelsea, malam nanti. Menghadapi Manchester United di Old Trafford, dua penyerang utama The Blues, Diego Costa dan Loic Remy, tak bisa tampil akibat cedera. Saat menghadapi Maribor di Liga Champions, tengah pekan lalu, Remy yang men cetak gol pembuka terpaksa ditarik keluar hanya 16 menit setelah kick-off. Ia kemudian digantikan Drogba yang juga mencetak gol lewat titik putih, tujuh menit kemudian. Cederanya Remy ini menambah panjang daftar ce dera pemain yang diderita Chelsea. Sebelumnya, Costa juga terlebih dahulu absen karena cedera hamstring meski pelatih MU Louis van Gaal percaya pemain naturalisasi Spanyol itu akan tetap turun di Old Traf ford nanti. “Saya baca di situs resmi mereka bahwa Costa telah ikut berlatih, jadi saya tetap waspada dia akan bermain melawan kami,” ujar Van Gaal. Soal ini, pelatih Chelsea Jose Mourinho menegaskan hanya akan menurunkan Costa di Old Trafford jika kondisinya sudah fit betul. Ia menegaskan duel Ming gu malam ini hanya bagi pemainnya yang sudah fit karena ia tak ingin berjudi. Bukan hanya Costa dan Remy, John Obi Mikel dan Ramires juga diragukan turun. Meskipun demikian, kondisi keduanya sudah jauh lebih baik dibanding Costa dan bisa menjadi pilihan dari bangku cadang an, begitu pula Andre Schurrle. Tidak tertutup kemungkinan juga Jose Mourinho bakal memainkan false nine dengan mengandalkan Cesc Fabregas. Apa pun strategi yang bakal diterapkan The Happy One, para pengamat menilai The Blues tetap difavorit kan untuk membawa pulang tiga angka. Bukan hanya Mourinho yang bakal memutar otak akibat banyaknya daftar pemain cedera, Van Gaal juga akan berkutat dengan hal yang sama menyusul Wayne Rooney yang masih menjalani sanksi, begitu pula dengan bek Jonny Evans dan Paddy McNair serta gelandang Jesse Lin gard (lutut) dan Antonio Valencia (hamstring). Untungnya, Angel di Maria dipastikan fit meski menderita sakit ringan di pahanya, pekan lalu. Na mun, untuk sektor serangan, Van Gaal masih punya jasa Radamel Falcao yang mungkin kembali berduet dengan Robin van Persie. (MI/O2)
Irsyad
Perkuat Ukhuwah lewat Perayaan 1 Muharam PUNCAK perayaan 1 Muharam 1436 Hijriah digelar hari ini (26/10) di Gelora Bung Karno, Jakarta. Perayaan ini akan di hadiri sejumlah organisasi ke masyarakatan (ormas) Islam, seperti Majelis Ulama Indonesia (MUI), Persis, dan Al Wasliyah. Ketua MUI Din Syamsuddin mengatakan acara ini ditujukan kepada umat Islam di mana pun mereka berada. Acara akan diisi dengan tausiah dari para alim ulama dan ketua umum beberapa ormas Islam. Selain itu, akan disuguhkan pula hiburan berna paskan Islam oleh beberapa band, seperti D’Massive dan Wali. “Kami undang umat Islam di seluruh Indonesia untuk datang menghadiri perayaan ini. Per ayaan ini tujuannya memperkuat ukhuwah islamiah dan mem perkuat semangat persaudaraan antarumat Islam,” kata Din, Sabtu (25/10). Pada perayaan Tahun Baru
Islam ini juga akan dicanangkan Gerakan Antinarkoba oleh para ormas Islam dan para generasi muda Islam. Din mengatakan tantangan umat Islam semakin banyak memasuki tahun yang baru ini. Sementara itu, pergantian Tahun Baru Islam di Metro se marak. Ribuan umat Islam dari berbagai organisasi, komunitas pengajian, majelis taklim, seko lah Islam, termasuk perguruan tinggi dan taman pendidikan Alquran se-Kota Metro pawai keliling kota, Sabtu (25/10). Kegiatan yang dimotori Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Metro itu juga diisi dengan lomba berbu sana muslim
dan lomba pesan berantai de ngan materi ayat-ayat Alquran. Wali Kota Metro Lukman Ha kim saat melepas peserta pawai mengatakan 1 Muharam meru pakan momentum untuk mening katkan ketakwaan dan keimanan. Selain itu, menjaga ukhuwah islamiah. Lukman mengapresiasi kegiatan yang diikuti berbagai elemen masyarakat dari berbagai kelurahan dan kecamatan. Sedangkan puncak perayaan kemarin diisi dengan pengajian akbar di Masjid Taqwa Metro yang menghadirkan Ustaz K.H. Nur Hi dayat. Dalam tausiahnya, Nur Hi dayat juga mengajak masyarakat menjadikan momentum Tahun Baru Islam untuk mengoreksi diri dan meningkatkan ketakwaan kepada Allah swt. (MI/CAN/R6)
Tartan yang Elegan... Hlm. 17
24 Hal.
No. 13296
i TAHUN XL
Terbit Sejak 1974
Rp3.000
Malu-Malu Cawa Lampung MPAL Bandar Lampung mengharuskan siapa pun yang masuk ke Sekretariat MPAL berbicara dengan bahasa Lampung. Meza Swastika
N
A DA s u a r a n ya lirih. Suara serak yang kerap pula meninggi dari Mu hamad Ikhsan gelar Raja Asal Marga mengucap pembuka wawancara saat ditanya sepu tar semakin rendahnya peng gunaan bahasa Lampung. Assalamualaikum, tabik-tabik, nuppang tabik jama sai ramik, sai wat diluwah sai wat dilom, sikam haga nuppang cawa, mehap pai pun. “Kita lahir, besar, hidup, dan cari makan di Lam pung, sudah seharusnya kita menjunjung budaya kita, termasuk juga para penda tang, itulah makna dari Sang Bumi Ruwa Jurai,” kata peng urus Majelis Penyimbang Adat Lampung (MPAL) Kota Bandar Lampung itu, ketika ditemui di Sekretariat MPAL, di salah satu ruangan Stadion Pahoman, akhir pekan lalu. Ia dan sesama penyimbang adat lainnya di MPAL Kota Ban dar Lampung bahkan mem berlakukan aturan ketat. Siapa pun yang masuk ke Sekretariat MPAL harus berbicara dengan bahasa Lampung. “Jika tidak bisa bicara Lampung, lebih baik jangan datang ke sini. Wajar kalau kami member lakukan aturan ini karena kita hidup di tanah Lampung. Artinya, harus menghormati adat Lampung.” Bahasa Lampung kini hanya terdengar di ruang-ruang yang semakin sempit. Tergempur globalisasi dan bahasa-bahasa gaul yang semakin menyudut kan bahasa Lampung sebagai bahasa yang dianggap norak. Malu dengan identitasnya. Malu bertegur sapa dengan bahasa ibunya sendiri. Tapi, Muhamad Ikhsan mungkin kini hanya menjadi bagian dari kelompok minori tas. Seberapa pun kuatnya me reka berusaha menjadi penjaga adat dan budaya Lampung, faktanya, penggunaan bahasa
Lampung dalam keseharian tak lagi terdengar. Bahasa Lam pung kini dalam fase kritis.
Hasil Penelitian Sustiyanti dari Kantor Baha sa Provinsi Lampung, pernah melakukan penelitian terkait upaya masyarakat memper tahankan bahasa Lampung se bagai bagian dari komunikasi, mulai dari keluarga hingga lingkungan luar. Hasilnya, sungguh memprihatinkan. Dalam penelitian yang di lakukan di Kota Bandar Lam pung itu, Sustiyanti mengambil sampel 50 responden dengan mayoritas orang Lampung usia remaja hingga ibu rumah tangga. “Bahasa Lampung su dah harus mendapat perhatian serius dan penanganan riil dari
B
ahasa Lampung sudah harus mendapat perhatian serius dan penanganan yang riil dari pemerintah
pemerintah karena hasil pene litian menunjukkan penggu naan bahasa Lampung sudah sangat kurang,” kata dia. Ia menyebut beberapa sam pel hasil penelitian itu, se perti bahasa yang digunakan keluarga di rumah. Hasilnya, 13 responden (52%) menggu nakan bahasa Indonesia dan 7 responden (28%) yang meng gunakan bahasa Lampung. Demikian halnya bahasa yang digunakan di tempat umum, 80% responden meng gunakan bahasa Indonesia dan hanya 8% responden yang masih menggunakan bahasa Lampung. Sedangkan alasan tidak menggunakan bahasa Lampung, yakni tidak mengerti (37%), memakai bahasa lain (25%), dan kurang terampil (25%). Sedangkan sisanya, re sponden mengaku tidak per nah diajarkan (12%). (CR6/M2)
meza@lampungpost.co.id
FOKUS... Hlm. 14
oasis
Kepribadian Bangsa dan Lingkungan
n LAMPUNG POST/AGUS CHANDRA
PAWAI 1 MUHARAM. Berbagai organisasi, komunitas pengajian, majelis taklim, sekolah Islam, termasuk perguruan tinggi dan taman pendidikan Alquran se-Kota Metro, pawai keliling kota memperingati 1 Muharam 1436 Hijriah, Sabtu (25/10).
NEGARA-NEGARA yang memiliki tingkat keterbukaan dan keharuan tinggi lebih menjaga kelestarian lingkungan. Menu rut sebuah studi yang dilaku kan di University of Toronto, Kanada, profil kepribadian suatu negara dapat memenga ruhi kelestarian lingkungan. Dalam penelitian terdahulu, peneliti melihat bagaimana ciriciri kepribadian memprediksi sikap individu terhadap ling kungan. Namun, dalam studi terbaru ini, peneliti menemu kan adanya dampak dalam perbedaan karakteristik kepriba dian di sebuah populasi. Studi dilakukan dengan meneliti ciri-ciri kepribadian bangsa melalui database dari 12 ribu orang di 51 negara. Perbedaan kepribadian nasional yang mencerminkan profil umum populasi negara kemudian digunakan untuk mem prediksi nilai pada indeks kinerja lingkungan (EPI). Skor EPI yang lebih tinggi, mencerminkan populasi bangsa yang lebih ramah lingkungan. Studi ini diterbitkan dalam Journal of Enviromental Psychology. (MI/R6)