WADAH a
1 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL EDISI #3 | MARET 2012
r
Dari Redaksi PORTFOLIO FOTO Anggota LPM Journal Kontributor Adam Ghifari Ngaliman Zani "Cobain" Deni Dwi Kurniawan Nurhapsoro Triyowibowo Ika Nurindah Perwitasari Annisa Fauziyyah Ngadiyanto Koordinator Adam Ghifari
Perlu Wadah Untuk Menampung dan Memanfaatkan Air
F
ebruari dan Maret ini memang seputar air. Tanggal 22 Maret kemarin adalah hari air sedunia. Kebetulan juga sekarang sedang musim hujan. Kemarin kita ngomongin soal air, bahwa air itu diibaratkan sebagai
ide yang diharapkan dapat mengalir dalam pikiran kita. Sekarang kita akan berfilosofi mengenai wadah airnya.
Setelah kita mendapatkan ide, bagaimana mewadahi ide itu? Perumpamaannya air sungai jika
dibiarkan begitu saja hanya akan menjadi arus sungai tak bermanfaat. Lain jika kita buatkan turbin putar hingga bisa menjadi pembangkit listrik.Jika muncul ide dan kita biarkan begitu saja tanpa dikaji lebih dalam, ia hanya menjadi ide yang berlalu begitu saja.
Setelah ada ide, yang penting adalah bagaimana kita mengolah ide itu. Mengemasnya menjadi suatu
hasil dengan langkah nyata. Selamat mengolah ide Kamu! Salam jepret!
Layouter Ngadiyanto Foto Sampul: "Aquarium" oleh: Ngaliman Divisi Media - Sub Fotografi LEMBAGA PERS MAHASISWA JOURNAL Sekretariat: Kampus STMIK Amikom Yogyakarta, Jalan Ring Road Utara, Condongcatur, Depok, Sleman Telepon: (0274) 7013524 E-mail: lpmjournal@gmail.com Web: www.lpmjournal.com
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
2
W adah Air foto tema edisi #3 | Maret 2012
Hunting potrait, human interest, landscape, makro, dll.
Esai foto cerita
K a m ar Gelap Dokumentasi Kegiatan Journal
04 16 ? ?? 31
isi
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
'Kebersihan adalah sebagian dari iman', dan air itu mensucikan jika air itu bersih dan baik sumbernya. Mandi dengan air , menggunakan gayung untuk menciduk air didalam bak mandi terus membasahkan air keseluruh tubuh, seger... Foto oleh : Ngaliman Kamera : Canon EOS 550D lensa 18-55mm |ISO 100 | f/22 | Speed 30�
WADAH AIR
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
4
Wadah Air
Foto oleh Deni Kamera: Kodak EasyShare C613
Gelas Susu Nokia | C3-00 5
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Botol Minuman
Wadah Air
Medium Pressure 4000 L Foto oleh: Zani "Cobain" Ricoh F50S Kodak ColorPlus 200 2011
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
6
Wadah Air
Sendang Panguripan Kolam mata air gunung lawu terletak antara pos pendakian cemorosewu dengan pos I Foto oleh: "Cobain" Ricoh F50S | Kodak ColorPlus 200 | 2012
Wadah Air
Merah Kuning Merah B i r u Cobain | 2012
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
8
Beda rupa, beda cerita Foto oleh: Ngadiyanto Kamera: Nikon D60 | Fish Eye | f/0 | ISO-800 | Speed 1/60
Wadah Air
Pengolah Air Limbah "Masuk kotor, keluar bersih" Foto oleh: Ngadiyanto Nikon D70s | lensa 18-55 mm | f/9.5 | Speed 1/150
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
10
Wadah Air
11 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Wadah Air
TETES | Oleh: Bowo Tetes air mempunyai makna yang sangat pekat, tak akan mampu dilihat oleh mata secara langsung, Tetes demi yang pada dasarnya akan masuk satu persatu kedalam sebuah wadah air, banyak maksud serta arti dari tetes air itu tuk mengarikannya.
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
12
Wadah Air
Foto oleh Adam Ghifary
"Kumuh?" Kemalasan anak kost yang dapat berbuah penyakit. Nyamuk Aedes aegepty dapat berkembangbiak di sini.
13 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Wadah Air
"Sisa-sisa Kejayaan" oleh Adam
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
14
"Tabungan Alternatif"
HUNTING Merapi di sisi Ndeles
Dari sisi bukit Ndeles Klaten Nampak merapi masih berasap atau ada awan diantara bekas menganga pasca erupsi tahun 2010. Foto oleh : Ngaliman Lokasi : Bukit Ndeles, Klaten Kamera : Canon EOS 550D lensa 18-55mm |ISO 100 | f/10 | Speed 1/160 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
16
Hunting
Jalur Hijau | oleh "Cobain" Ricoh F50S | Kodak ColorPlus 200 | 2012
17 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Hunting
Foto oleh Zani Noviansyah "Cobain" Kamera Ricoh F50S Film Kodak ColorPlus 200 Tahun 2012
Bertingkat
Berdampingan
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
18
"Baru mulai" | oleh Ngadiyanto
Celah Cahaya Goa Pindul | oleh: "Cobain" Kamera Ricoh F50S | Film Kodak Max 400 exp | 2012
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
20
Naga
oleh: Ika Nurindah Perwitasari
M
akhluk ini berwujud ular besar. Kata Naga berasal dari bahasa Sansekerta. Naga muncul dalam berbagai kebudayaan seperti kebudayaan India, China, Indonesia (Suku Dayak dan Suku Banjar) serta Eropa. Naga Jawa. Apa itu? Naga yang berbahasa Jawa? Tidak. Naga Jawa merupakan makhluk dalam mitologi Jawa. Naga Jawa ini bisa digunakan untuk suatu dekorasi atau sebagai simbol penjagaan. Gambar di atas merupakan salah satu Naga Jawa yang digunakan sebagai dekorasi dalam bentuk ukiran kayu. Cantik bukan? :) Kamera Lumix DMC-FS42 f/2.9 1/30sec ISO-125 tanggal 25/02/2012
21 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Menanti kereta berangkat | oleh Ngaliman Kakek, paman, nenek , dan seorang pria. Menghantarkan keluarga untuk bepergian. Sembari melempar mimik muka entah senyum entah sedih. Hingga kereta berangkat ke tujuannya.
Menjaga kereta Sang penjaga sedang berjaga-jaga untuk memastikan keamanan dan kenyamanan penumpang kereta
Foto oleh : Ngaliman Lokasi : Stasiun Tugu Kamera : Canon EOS 550D Lensa EF 50mm | ISO 100 | f/2 | Speed 1/40
Hunting
Alat
Oleh Nurhapsoro Triyowibowo
"kami tidak bisa membuat orang pintar, kami juga tidak dapat menyulap seorang menjadi jendral, tapi hanya seorang "pembantu" untuk memulai sebuah citacita sehebat einstein..."
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
24
Gendang
Mini Vespa
Foto oleh: Nurhapsoro Triyowibowo Kamera: Canon EOS 450D
Nurhapsoro Triyowibowo
Ekspresi Sering kali orang terdahulu berkata "anak kecil itu tidak pernah bohong", ya ekspresi anak tanpa dosa, keceriaan, kebebasan emosional, masih murni tanpa beban kehidupan yang di alami oleh orangorang kebanyakan pada saat ini. lokasi Taman Pintar Yogyakarta kamera Nikon D90 Kit
Annisa Fauziyyah Bermain Air Libur adalah saat yang tepat bermain sama temanteman. Wahana permainan air bisa dijadikan alternatif penghilang kejenuhan. Lokasi Pandowo, Solo
27 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Hunting
Hunting
"Apa yang dia bayangkan" oleh: Ngadiyanto
28
Hunting
29 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
Dipajang dan direntalkan | oleh Deni
Hunting
Foto oleh Kamera Lokasi
: Deni Dwi Kurniawan : Kodak EasyShare C613 : Kota Tua Jakarta PHOTOFOLIO LPM JOURNAL 30 Maret 2012
Berkumpul | Oleh "Cobain" | 2011
KAMAR
GELAP
Kamar Gelap
"Tiup apinya"足 Milad D'Journal ke 7 | 2012 foto oleh "Cobain"
PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012
32
"Bimbang ketika hendak memilih foto ini di rubrik kamar gelap. Motretnya kapan, photofolionya kapan, sakjane ra entuk. Ning mbangane ra ono, yo wes rapopo. :D"
Kenapa Tanda Tanya oleh "Cobain" Ricoh F50S | Kodak ColorPlus 200 | 2012
33 PHOTOFOLIO LPM JOURNAL Maret 2012