Sensasi Hal 12 Messi Baru
Eceran Rp 2.000
16 Halaman
Langganan Rp 55.000
www.metrobanjar.co
SABTU
14 MARET 2015
NO 5.295 TAHUN XV ISSN 0215-2987
POLISI TEMBAK PIKAP TIWADAK
KAPOLSEK Jejangkit, Iptu Lukman Simbolon, menunjuk ban mobil yang hancur karena ditembak, Jumat (13/ 3) sore. BPOST GROUP/FADLY SETIA RAHMAN
■ Dicuri dari Halaman Masjid BATOLA - Sarmani (25), warga Jalan Desa Samuda RT 3 Kecamatan Belawang Kabupaten Baritokuala (Batola), terbilang nekat. Dia membawa kabur mobil pick up/ pikap yang penuh buah cempedak/tiwadak milik Udin (50) dari halaman masjid dekat Pasar Jejangkit Kabupaten Batola, Jumat (13/3) siang. Informasi didapat, saat itu Udin sedang melaksanakan Salat Jumat. Dia mengakui lupa mencabut kunci kontak saat meninggalkan pikap hitamnya itu. Namun, dia tak menyangka
Untung Tidak Kena Istri Saya
kalau ada orang yang membawa kabur mobilnya itu. “Saya datang pagi tadi dari Kandangan menuju Pasar Jajangkit Batola untuk berjualan buah cempedak. Siangnya saya Salat Jumat. Sempat panik sekali tadi, mobil tidak ada lagi di parkiran,” tutur Udin kepada Metro, kemarin siang. Dalam kondisi panik, dia langsung melaporkan kejadian itu ke Mapolsek Jejangkit. Tanpa buang waktu, personel polsek tersebut bergerak cepat melacak mobil pikap hitam BERSAMBUNG KE HAL 8
WARUNG yang ditabrak Sarmani , terlihat hancur di bagian depan. Warung yang berlokasi di Jalan Trans Kalimantan tak jauh dari SMA GIBS Batola itu sudah ditempati Syaripin dan isteri selama 10 tahun. “Saya tadi di dalam, kaget juga ada mobil menabrak BERSAMBUNG KE HAL 8
GRAFIS: BPOST GROUP/FUAD
Barito Putera
Vs
Martapura FC
Fulah Bergairah PARTAI uji coba antara Barito Putera kontra Martapura FC, Sabtu (14/3) malam ini mulai pukul 20.00 Wita di Stadion 17 Mei Banjarmasin, boleh dibilang moment spesial bagi Syaifullah Nazar. Penyebabnya, Fulah akan menghadapi tim yang telah dibelanya selama tujuh tahun. Penyerang yang dikenal punya lari cepat tersebut, berkostum Barito sejak di Divisi II tahun 2008, hingga Indonesia Super League (ISL) 2014. Dia turut berperan merebut trofi juara BERSAMBUNG KE HAL 8
MFC-Barito Barito-MFC MFC-Barito MFC-Barito MFC-Barito MFC-Barito MFC-Barito
MARTAPURA - Batu mulia saat ini ramai diperbincangkan masyarakat hampir di seluruh Indonesia, termasuk di Kabupaten Banjar. Tak hanya di tempat penggosokan batu, di pasar, di kantor hingga media sosial tak pernah sepi dari tema batu-batu berharga tersebut. Topiknya tidak sebatas jenis batu. Melainkan juga memamerkan keunikan dan keistimewaan batu yang dimiliki. Hal itu sedikitnya banyak mendongkrak harga batu tersebut. Batu yang sebelumnya berharga ratusan ribu, namun lantaran keunikan tersebut bisa mencapai puluhan juta Rupiah.
BPOST GROUP/ ABDUL GHANI
Satu di antaranya batu yang dimiliki oleh Ovi, warga Sekumpul, Martapura. Batu berjenis akik tersebut tidak seperti batu akik kebanyakan. Pasalnya, pada batu
yang sering dipamerkannya di media sosial itu memiliki keunikan berupa tulisan Allah dalam
1-4 1-0 2-3 1-1 1-1 1-0 1-3
◗ Tribun tertutup/VIP: Rp 45 ribu (bisa dibeli di loket Stadion 17 Mei) ◗ Tribun terbuka: Rp 25 ribu (bisa dibeli di loket kolam berenang samping SKB) ◗ Loket tiket dibuka pada Sabtu (14/3) pukul 10.00 Wita.
Syaifullah Nazar DOK BPOST GROUP
Ketik
BERSAMBUNG KE HAL 8
KAIN sasirangan kini tak lagi identik dengan motif kuno atau zaman dulu. Sekarang, kain khas Kalsel itu telah dimodifikasi dalam wujud busana modern bahkan kontemporer. Hal itu dapat dilihat di Nida Sasirangan yang beralamat di Jalan Pahlawan Kampung Sasirangan. Puluhan pakaian sasirangan tergantung dan tersusun rapi. Model dan motifnya sudah canggih.
Info Harga tiket
Ayo Dukung Rita DA<spasi>Rita
Bule Perancis Suka Sasirangan Nida
Head to Head 13/8/2013 22/11/2013 2/1/2014 7/ 7/2014 10/7/2014 15/72014 4/8/2014
Akik Milik Ovi Bertuliskan Allah
Mahrita
kirim ke 98888 (Halo, simPATI, As) atau kirim ke 7288 (XL dan Indosat) ISTIMEWA
Rita Jadi Istri yang Disiksa KEBERUNTUNGAN menghampiri Mahrita Maulyani (14), wakil Kalsel di Konser Final Dangdut Academy (D’Academy) 2 Indosiar. Pasalnya, semula finalis termuda itu diminta membawakan lagu Ijuk yang dipopulerkan Iyeth Bustami, untuk penampilan kedua pada Sabtu (14/3) BERSAMBUNG KE HAL 8
BERSAMBUNG KE HAL 8 BPOST GROUP/M FIRMANSYAH
Dewa Beri 50 Kaus buat Endah
8
1403/M1
2
Metro Banjar
Banjarbaru Highlight
SABTU
14 MARET 2015
TIAP BULAN BAYAR RP 220 RIBU BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL AKHYAR
PENGUNJUNG antusias memilih buku yang dipamerkan pada ajang Pesta Buku Murah di halaman kantor Pustarda Banjarbaru.
Abdullah Senang Beli Buku Murah BANJARBARU - Anda suka mengoleksi buku berkualitas atau memburu cetakan buku best seller? Silakan datang ke halaman kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah (Pustarda) Banjabaru. Di situ ada pesta buku murah. Kegiatan ini digelar selama satu bulan sejak, Selasa (10/3) hingga 9 April 2015 mendatang. Dibuka mulai pukul 09.00 Wita hingga sore di halaman kantor Pustarda di Jalan Wijaya Kusuma, Banjarbaru Utara. Bagi yang berminat membeli, panitia menyiapkan potongan harga (diskon) yang sangat miring hingga 60 persen. Harga buku mulai Rp 5 ribu, Rp 10 ribu, Rp 20 ribu dan lainnya. Koleksi buku yang ditampilkan beragam jenis. Mulai novel, motivasi, agama, masak, ilmu pengetahuan umum, buku anak, fiksi dan lainnya. Abdullah, salah satu pengunjung pesta buku murah begitu semangat mengunjungi pesta buku tersebut. Ia senang karena bisa mendapat buku Salam Quran Edisi Sain dengan harga cukup murah. Padahal di pasaran harganya sekitar Rp 250 ribu. “Di pesat buku murah itu harganya cuma Rp 180 ribu,” ucapnya, kemarin. Sebelumnya Pustarda Banjarbaru memang telah melakukan survei pengunjung. Dari rata-rata kunjungan harian 100 orang, umumnya mengeluhkan ketidaktersediaan dan mahalnya bahan bacaan. Terutama buku teknis seperti buku kedokteran dan kesehatan. “Masyarakat berharap agar ada fasilitas penyediaan buku murah secara lengkap dan berkualitas. Pustarda Banjarbaru melalui kerjasama dengan distributor besar nasional buku Yusuf Agency mencoba menjawab keluhan itu dengan gelar pesta buku murah ini,” beber Kepala Pustarda Banjarbaru Hj Nurliani. Kegiatan tersebut, lanjutnya, sekaligus sebagai promosi Gerakan Banjarbaru Membaca. Juga sebagai rangkaian setelah even pameran buku, Book Fair Banjarbaru beberapa waktu lalu. (sar)
■ Pungli Merajalela di Pasar Ulinraya BANJARBARU - Pembenahan Pasar Ulin Raya di Jalan A Yani kilometer 24,5 Landasanulin perlu kerja ekstra UPT (Unit Pelaksana Teknis) Pasar setempat. Pasalnya, persoalan kompleks menyelubungi pasar tersebut. Tak cuma persoalan lingkungan yang kotor jorok dan semrawutnya penataan pedagang yang selama ini jadi sorotan. Lebih dari itu, di pasar itu ternyata juga ditengarai terjadi pungutan liar. Ironisnya, beragam masalah tersebut terjadi di tengah tunggakan sewa kios pasar yang makin membengkak. Nominalnya hingga miliaran rupiah. Tapi, pungutan liar justru tumbuh subur menjerat para pedagang PKL setempat yang kian menjamur . Salah seorang pedagang rombong PKL Pasar Ulin mengaku membayar setoran tiap minggu dan tiap bulan. Total besar uang yang dikeluarkan hingga Rp 220 ribu. Para PKL subuh maupun siang dibebani bayar lapak Rp 5 ribu. Seminggunya, mereka bayar lapak Rp 30 ribu. Total sebulan jadi Rp 120 ribu. Selain itu, mereka juga harus bayar Rp 100 ribu dari pungutan kelompok lainnya. Para pedagang PKL ini harus membayar pungutan liar minimal Rp 220 ribu di luar sewa resmi lapak PKL. Pungutan itu tidak pakai bukti karcis. “Tiap minggu kami dimin-
ta bayar Rp 30 ribu. Jadi, sebulan Rp120 ribu. Kalau rutin bulanan kami bayar lagi Rp 100 ribu, tapi yang menarik tagihannya lain lagi orangnya,” ucap salah seorang pedagang PKL Pasar Ulin minta tak disebut namanya, kemarin. Tiap pedagang PKL yang berada di lingkungan pasar, baik yang resmi terdaftar ataupun di luarnya, tak kepas dari sasaran pungutan liar. Tiap lapak pedagang dibebani pungutan Rp 5 ribu untuk pedagang PKL subuh, termasuk PKL siang. Jika ada pedagang yang jualan subuh dan siang, maka harus bayar dua kali. Nilai pungutan liar itu sangat besar. Pasalnya, tarif resmi sewa lapak 1x2 meter cuma Rp 6 ribu sebulan. Ini sesuai Perda Nomor 10 tahun 2011 tentang Retribusi Pelayanan Pasar dan Retribusi pasar pertokoan. Para pedagang PKL Pasar Ulin Raya mengaku pasrah membayar berapa pun tagihan pungutan liar itu, karena takut tekanan aksi premanisme oknum. Berdasar data UPT Pasar Ulin Raya, untuk pedagang PKL pasar subuh Ulin Raya berjumlah 98 lapak. Mereka menggelar jualannya mulai pukul 04.00 Wita hingga 07.00 Wita. Kemudian pedagang PKL malam berjumlah 94 pedagang yang berjualan pu-
BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL AKHYAR
PEDAGANG Pasar Ulinraya sibuk melayani pembeli. Pasar ini akan ditatatertibkan oleh Pemko Banjarbaru, termasuk mengatasi pungli.
kul 16.00 Wita hingga 22.00 Wita. Berikutnya, ada pula pedagang PKL pagi sebanyak 101 pedagang PKL yang menggelar jualan setelah usai pasar subuh hingga sore hari. Total lapak PKL subuh, PKL pagi dan PKL sore 293 PKL. Jika dikalikan rata-rata besaran pungutan liar Rp 220 sebulan, maka besarnya setoran pungutan liar mencapai Rp 64 juta lebih. Sidak Tim Komisi II DPRD Kota Banjarbaru bersama Dinas Perindustrian Perdaga-
ngan Pertambangan Energi dan UPT pasar, beberapa waktu lalu pun mendapati fakta tersbeut. Ketua Fraksi PDIP Kota Banjarbaru, Hj Roro Erna Nilawati, mengaku sangat prihatin melihat suburnya pungutan liar di Pasar Ulin tersebut. “Kondisinya ironis sekali. Di satu sisi, pemko dirugikan oleh tunggakan sewa kios lapak hingga Rp 2,4 miliar. Tapi kenyataan di luar, pungli justru sangat subur.” Hj Rahmah Khairita, Kepala Disperindagtamben yang
baru, langsung gencar melakukan pembenahan dan penertiban di seluruh titik pasar. Termasuk di Pasar Ulin Raya. Ia mengakui adanya pungutan liar yang dijalankan oleh kelompok tertentu. “Permasalahan di Pasar Ulin Raya memang rumit dan kompleks. Salah satunya pungli yang dijalankan oleh oknum tertentu. Kami sudah cek, pungli itu bukan dari UPT Pasar atau pengelola parkir. Tapi, oleh oknum perorangan dan ini akan kami tertibkan,” ucap Hj Rahmah. (sar)
Good News
BUPATI BANJAR KEMBANGKAN TAMAN KEHATI ■ PDAM Intan Banjar Sumbang Pohon Buah-buahan Lokal SULTAN H Khairul Saleh penuh semangat memegang cangkul dan mengayunkannya ke tanah di sekitar batang pohonsirsakdidepannya.Semen-
tara, sebelah tangannya memegang batang pohon sirsak itu agar tidak roboh. Sang istri, Hj Raudhatul Jannah, juga tidak ketinggalan
ISTRI Bupati Banjar Hj Raudhatul Jannah ikut menanam pohon di area Taman Kehati.
DIREKTUR Umum PDAM Intan Banjar H Syaiful Anwar menanam pohon di area Taman Kehati.
DIREKTUR Umum PDAM Banjar H Syaiful Anwar kompak dengan Kadis Disperkim dan Kepala BLHD Banjar.
membantu agar pohon yang ditanam Sultan berdiri tegak. Direktur Umum PDAM Banjar Syaiful Anwar, juga membantu menegakkan cabang pohon sirsak yang sudah terlihat berukuran besar. Beberapa menit, Sultan Khairul Saleh yang juga Bupati Banjar ini tersenyum lega. Ia menarik nafas panjang usai menanam dan menyiram pohon di hadapannya. Dia berharap, pohon yang ditanamnya tumbuh besar dan memberikan manfaat. “Alhamdulillah, mudahmudahan pohon yang kami tanam bisa tumbuh besar. Ini jenis sirsak, sudah besar. Beberapa tahun lagi berbuah. Selain menghasilkan oksigen juga bisa diambil buahnya oleh masyarakat sekitar,” ungkap Bupati saat melakukan penanaman di area lahan Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati), Jumat (13/3). Kemarin Bupati Banjar bersama Ketua DPRD Banjar H Rusli serta seluruh Unsur Muspida dan jajaran pejabat Pemkab Banjar hadir dalam
FOTO-FOTO BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO
TANAM POHON - Bupati Banjar Sultan H Khairul Saleh menanam pohon sirsak di area Taman Kehati di Desa Padang Panjang, Jumat (13/3).
program penanaman pohon yang dilaksanakan PDAM Intan Banjar di area Taman Kehati di Desa Padang Panjang, Kecamatan Karang Intan. Sebanyak 200 batang po-
hon diberikan oleh PDAM Intan Banjar. Selain itu, BLHD juga menyiapkan sebanyak 500 pohon. Penanaman pohon itu akan membuat lahan disamping TPA dan Lapas Narkoba hijau dan sejuk. Tidak
hanya itu, taman ini juga akan menghasilan beragam jenis buah-buahan lokal. Direktur Umum PDAM Intan Banjar H Syaiful Anwar mengatakan, program penanaman pohon yang dilaksa-
Topang Program Regional GENCARNYA penanaman pohon yang dilakukan PDAM Intan Banjar tidak lepas dari bagian upaya untuk mendukung program Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Regional. Selain menghasilkan oksigen, keberadaan tegakan pohon yang ditanam di area taman Kehati (Taman Keanekaragaman Hayati) tentu akan memperbaiki sistem tata air. Fungsi pohon akan membantu agar air bisa tersimpan lebih lama di dalam tanah. Sebanyak 150 batang pohon yang ditanam di Desa Padang Panjang, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar, kemarin di antaranya jenis buah-buahan. Seperti sirsak, du-
rian rambutan, mangga. Buah lokal juga turut ditanam, seperti rambai, langsat, buah jentik, dan manggis. “Mudah-mudahan, banyaknya pohon buah ini juga akan menghasilkan buah-buahan dan melestarikan pohon buah lokal,” ujar DirekturUmumPDAMIntan Banjar H Syaiful Anwar Bupati Banjar Sultan H Khairul Saleh mengaku terus mendorong penanaman pohon di Kabupaten Banjar. Kali ini, penanaman di area Taman Kehati merupakan bagian dari upaya Pemkab Banjar untuk mempertahankan Adipura kencana yang salah satu indikator penilaiannya adalah keanekaragaman hayati. Mengapa Adipura kenca-
na dipertahankan? Karena Adipura Kencana merupakan kebanggaan masyarakat Banjar bahkan di Kalsel. Tanaman yang ditanam beraneka ragam. Termasuk jenis tanaman lokal seperti sirsak, durian, rambutan, asam termasuk tadi juga ada ramania, duku, dan manggis. Nantinya, di taman itu masyarakat bisa menikmati beranekaragam buah-buahan lokal yang makin langka. “Dengan begitu, selain membangun lingkungan yang bersih dan hijau. Kita juga, turut berperan menjaga tanaman buah lokal dari kepunahan,” ungkap Bupati Khairul yang sukses membawa Kabupaten Banjar meraih Adipura Kencana. Bupati menambahkan, se-
lain membangun banyak taman-taman di area ruang terbuka, pihaknya juga mendorong penghijauan di perkantoran di lingkungan Pemkab Banjar. Harapannya bisa jadi inspirasi kepada masyarakat untuk turut menghijaukan lingkungan rumah mereka. Dengan lingkungan hijau dan bersih, akan terwujud masyarakat sehat. Jika masyarakat sehat, akan lahir masyarakat yang pintar. Kalau pintar, tentu kualitas dan kuantitas serta produktivitas juga akan lebih meningkat. “Banyak manfaat dengan kita membangun lingkungan yang bersih dan hijau. Itu yang terus kita dorong,” pungkas Bupati. (wid)
nakan PDAM Intan Banjar ini untuk mendukung pengembangan taman Kehati yang saat ini disiapkan oleh Pemkab Banjar, dalam hal ini Disperkim. Sebanyak 200 pohon, terdiri dari 150 batang pohon jenis buah-buahan dan 50 batang pohon hutan yang disiapkan oleh PDAM Intan Banjar. Program penanaman pohon itu bentuk kepedulian PDAM Banjar terhadap lingkungan. Melalui program itu, pihaknya berharap bisa turut berperan membantu Pemkab Banjar untuk tetap mempertahankan adipura kencana yang dicapai tahun lalu. “PDAM Banjar memang berkomitmen untuk turut membangun lingkungan yang hijau melalui program penanaman pohon. Jumat pekan lalu, di lokasi IPA Pinus kita juga lakukan penanaman pohon yang dihadiri Wali Kota Banjarbaru H Ruzaidin Noor. Sekarang Bupati Banjar Sultan H Khirul Saleh dan istri serta jajaran Pemkab Banjar yang melakukan penanaman,” ujar Syaiful. (*)
SABTU
14 MARET 2015
Martapura Watch
Metro Banjar
3
Kantor Fauzan Langsung Dibersihkan ■ Senin Kembali Aktif Jabat Wakil Bupati MARTAPURA - Mengenakan baju sasirangan merah muda serta peci haji putih HA Fauzan Saleh pagi kemarin tiba di STAI Darussalam. Wakil Bupati Banjar ini, terlihat santai sembari menunggu jam perkuliahan di kampus setempat tiba. Semenjak bebas dari Lapas Teluk Dalam 19 Februari lalu, Ketua STAI Darussalam ini masih belum kembali aktif melaksanakan tugasnya selaku wakil bupati Banjar. Keseharian Fauzan Saleh dihabiskan di STAI Darussalam serta menghadiri undangan masyarakat. Belum aktifnya Fauzan membuat rumah dinas maupun ruang kantornya sepi. Tidak ada aktivitas di sana. Namun, kemarin ruang Fauzan Saleh sudah mulai dibersihkan begitu pula dengan rumah dinasnya. Kabarnya, mulai Senin (16/3) nanti, Fauzan sudah akan kembali ngantor. Dia pun, sudah akan menempati rumah dinasnya di Jalan A Yani Kilometer 40. Fauzan berani kembali ngantor setelah mendapatkan kepastian terbitnya SK Mendagri mengenai pengaktifan kembali jabatannya selaku Wakil Bupati Banjar. Fauzan yang kemarin ditemui tidak menyangkal kabar tersebut. Rencananya, Fauzan memang sudah masuk kerja Senin. Begitu pula, menempati rumah dinasnya pada hari itu. “Memang benar, Senin nanti rencananya saya kembali masuk kerja. Begitu pula, rumah dinas juga kembali saya tempati,” ungkap Fauzan yang ditemui di STAI Darussalam, Jumat (13/3). Fauzan menjelaskan, semenjak bebas dari Lapas Teluk Dalam pada 19 Februari tadi Dia masih belum bisa masuk kerja kembali karena adanya surat Mendagri yang memberhentikan dirinya dari jabatan wakil Bupati Banjar. Surat penonaktifan dirinya itu, berlaku sejak 1 Desember 2014 lalu. Maka, sejak itu dirinya tidak lagi menerima gaji, fasilitas mobil dinas dan juga rumah dinas begitu pula fasilitas pengobatan. Setelah dinyatakan bebas, Dia pun kembali harus menunggu surat mendagri terkait dengan statusnya. “Nah, Rabu kemarin saya diberitahu Kabiro Tapem Ardiansyah yang saat itu berada di Kemendagri. Ardiansyah memberitahukan kalau surat mendagri mengenai pengangngkatan kembali kami sebagai wakil Bupati Banjar. Surat mendagri itu belum kami pegang cuma disebutkan 9 Maret tadi kami sudah bisa kembali menjabat,” papar Fauzan Saleh. Setelah menerima pemberitahuan Rabu, keesokan harinya pada Kamis (11/3) Dia pun menemui Bupati Banjar Sultan H Khairul Saleh. Sultan pun, welcome menyampaikan selamat kepadanya dan menyampaikan bahwa sesuai prosedur dirinya sudah bisa aktif kembali. “Insya Allah Senin kami sudah aktif kembali bekerja,” katanya. Disinggung mengenai proses hukum atas kasus yang sebelumnya menjeratnya, Fauzan masih menunggu proses kasasi. Sebelumnya, Jaksa menyatakan kasasi terkait dengan kasus bansos yang menyatakan dirinya bebas. Fauzan optimistis Mahkamah Agung memperkuat putusan Pengadilan Tipikor Banjarmasin. Sebab, setahunya subtansi masalah yang diajukan jaksa dalam memori kasasinya sama dengan yang diajukan di persidangan yakni masih berpegang pada saksi ahli Prof Edi Setiadi dari Unisba. Jaksa beranggapan ada pelanggaran Peraturan Gubernur ada pidananya. Sedangkan hakim, saat itu menyatakan bahwa itu hanya kesalahan administrasi. “Insya Allah kita optimis hakim tetapi memutuskan bebas. Untuk itu, Dia dan istri dan anakanak serta seluruh keluarga tetapi rutin melaksanakan salat hajat berjamaan. Begitu pula, mohon doanya dari seluruh masyarakat,” Fauzan Saleh kata Fauzan Saleh. (wid) NET
BANJARMASIN POST GROUP/ABDUL GHANIE
GENANG AN air hujan yang di sepanjang Jalan Astambul, Kabupaten Banjar. Hal tersebut disebabkan tersumbatnya gorong-gorong oleh sampah terutama dari GENANGAN pasar yang dekat kawasan tersebut.
YUSUF KHAWATIR MADRASAHNYA PINDAH ■ Status Lahan MI-MTs Darussalam Gantung MARTAPURA - Sepintas tidak ada yang berbeda dalam proses belajarmengajar siswa di Madrasah Ibtidayah (MI) dan Madrasah Tsanawiyah (MTs) Darusalam di Jalan A Yani Km 11 Kertak Hanyar, Jumat (13/3) pagi. Meski hanya menggunakan sarana dan prasarana sekolah seadanya, siswa tetap antusias mengikuti proses belajar. Seperti Yusuf, murid kelas VI MI Darussalam Kertak Hanyar. Mengenakan peci dan kemeja putih, Yusuf terlihat serius menyimak pelajaran yang diberikan ibu gurunya di kelas tersebut. Padahal di ruangan itu menggunakan papan tulis yang ditopang sebuah bangku, tak ada keluh kesah keluar dari mulut enam orang siswa di kelas tersebut. Sesekali senyum pun tampak di wajah polos mereka. “Yang penting bisa belajar Kak,” ucap Yusuf kepada Metro Banjar. Namun, yang menjadi kekhawatiran bagi Yusuf adalah rencana kepindahan sekolahnya. Secara tak disangka Yusuf ternyata mengetahui mengenai akan dipindahkannya se-
kolahnya tersebut. “Yusuf cuma khawatir kalau sekolah ini dipindahkan, karena bila memang jadi pindah nanti saya pun jauh berangkat menuju sekolah baru,” katanya. Hal tersebut juga tidak ditampik oleh Kepala MI Darussalam, Nursiah. Meski begitu, menurutnya, mengenai pemindahan anak muridnya ke sekolah baru masih belum pasti. Hal itu lantaran belum jelasnya kepastian status tanah yang ditempati bangunan sekolah mereka. Pasalnya, berdasarkan ahli waris yang terdahulu, tanah yang dibangun madrasah tersebut merupakan hasil hibah pemilik tanah kepada sekolah. “Betul kabarnya, tanah ini memang sudah dijual dan dipindah tangankan kepada pemilik baru. Namun hal itu belum jelas kebenarannya,” kata Nursiah. Lantaran status yang masih gantung itu pula, pihak madrasah tidak berani melakukan perbaikan sarana dan prasarana secara menyeluruh, kecuali yang ringan. Seperti yang terlihat kemarin di■ Status asal tanah hibah. ■ Dipindahkantangankan dengan cara jual. ■ Pihak madrasah tidak berani melakukan perbaikan karena status tanah menggantung. ■ Orangtua dan wali murid meminta madrasah tidak dipindah.
BANJARMASIN POST GROUP/ABDUL GHANIE
KONDISI salah satu ruang kelas Madrasah Darussalam di Jalan A Yani Km 11, Kertak Hanyar, Kabupaten Banjar.
lakukan pengecatan sarana bermain. Itupun lantaran sudah ada kabar bahwa pelaku yang diduga mengklaim tanah madrasah sudah ditahan pihak kepolisian. Padahal kondisi kelas dan saparas lainnya di MI dan MTs Darussalam sudah cukup memprihatinkan. Berdasarkan pantau Metro Banjar sebanyak tiga kelas flafonnya berlubang. “Rencana kami juga hendak membuat proposal mengenai sapras di sekolah ini ke Kemenag Banjar. Namun lantaran status tanah masih belum jelas, tentu hal itupun jadi
pertimbangan dari pihak dinas nantinya,” tuturnya. Nursiah menambahkan, banyak orangtua dan wali murid mengeluh bila memang jadi dilakukan pemindahan ke sekolah baru yang berlokasi di Desa Handil Asang. “Karena itu para orangtua dan wali murid mendukung pihak madrasah mempertahankan agar tidak jadi dipindahkan,” katanya. Mereka beralasan, lanjut Nursiah, lokasi sekolah yang baru itu jauh, halamannya sempit dan lainnya. (kk)
Terjadi Sejak 2013 KETUA Yayasan Madrasah Darussalam, Abdul Muthalib, mengungkapkan gantungnya status tanah madrasah tersebut sudah berlangsung sejak 2013. “Kebingungan status madrasah sebetulnya sejak akhir 2013, dan puncak bergejolaknya terkait masalah status tanah pada awal 2014 lalu,” cerita Muthalib. Bahkan pada awal 2014 lalu, menurut dia, seorang guru di MI pernah diancam dan didesak tidak melakukan proses belajar-mengajar lagi. Lelaki yang diduga suruhan tersebut juga mengatakan madrasah tersebut akan segera dihancur lantaran sudah dibeli oleh seseorang. Kekawatiran Abdul Muthalib terhadap sekolah yang dipimpinnya tidak hanya sampai di situ. Melainkan hingga sekarang beberapa wali calon murid dikabarkan enggan memasukkan ke MI dan MTs Darussalam. Hal itu lantaran ada penyebar isu tidak benar kepada orangtua wali tentang pembubaran sekolah tersebut. “Dari informasi beberapa guru kami, ada oknum yang masih usil menyebarkan isu yang tidak benar itu. Sehingga warga pun kawatir menyekolahkan anaknya ke sekolah kami,” paparnya. Lebih lanjut, Abdul Muthalib juga menegaskan, bilamana pemindahan memang dilakukan, itupun madrasah Darussalam tidak dibubarkan. Selain itu kasus tersebut sebetulnya sudah diusut oleh jajaran Polda Kalsel. Kepala Seksi Pendidikan Madrasah Kemenag Banjar, Akhmad Saufi, mengaku belum mendapatkan laporan langsung dari pihak MI dan MTs Darussalam. Ia hanya mengetahui terkait akan dilakukan pemindahan sekolah madrasah. “Belum ada, baik lisan maupun tulisan. Katanya cuman ada wacana pemindahan sekolah ke tempat baru saja. Itupun bila memang dilaksanakan saya tidak keberatan,” pungkasnya. (kk)
1403/M3
4
Viva Barito
Metro Banjar
Tunjukkan yang Terbaik
BADINGSANAK
SERU ABIS
Seleksi Pemain U-21 SA YA kasih saran buat manejeSAY man barito putera agar ada seleksi pemain banua khusus U-21 . angkat lah pemain banua kepentas isl dikemudian hari.. Wassalam 085754092865
■ Barito Putera Coba Formasi 4-3-3
dan 3-5-2
Bagi-bagi Baju Kuning YTH manajmen,, Sekadar saran ja nah tolong buat kan baju gratis warna kuning walau harga yg murah untuk penonton di stadion biar di lapangan bertabur kuning supaya musuh-musuh barito mental nya drop melihat lautan kuning di stadion 17 mei, contoh kya arema, persija, bali united, persib. Ulun tahu manajemen Barito raja nya duit bah kan barito putera tercatat sbgai klub ISL terkaya dan tak pernah tertunggak gajih pemain. by alvaro bartman KDG 082132243262
LAGA uji coba seru dipastikan tersaji hari ini Sabtu (14/3) pukul 20.00 Wita di Stadion 17 Banjarmasin, yang akan mempertemukan Barito Putera dengan saudara mudanya yakni Martapura FC. Meskipun sebenarnya berbeda level dan hanya berupa uji coba, big match bertajuk Friendly ini, tentu akan menarik untuk disimak, terutama bagi penggila bola di Banua ini. Apalagi, kedua tim samasama sedang mempersiapkan diri untuk mengarungi kompetisi di levelnya masing-masing. Barito Putera ke ISL 2015, sedangkan Martapira FC masih berjuang merebut satu tiket ISL 2016 nanti. Ajang friendly match ini tentunya menjadi salah satu rangkaian tim pelatih untuk lebih memantapkan persiapan skuadnya masing-masing. Namun, di sisi lain tentu tidak bisa dipungkiri, dalam uji coba ini. kedua tim ingin unjuk gigi dalam memperlihatkan performa terbaiknya masing-masing. Terlebih, dipastikan
Pelatih Jangan Disoal MASALAH pelatih haja ribut...yg penting kita doakan barito mudahan thn ini lebih baik. Kalau perlu nang meributakan itu jadi pelatih, bisa haja orang maatur, nang bayar orang jua,..baik kita mendukung dan berdoa bersama2 untuk setiap laga barito bisa menang bahkan jd juara thn ini, kada mun pelatih terus disoallakan, from anak banua yd 1971 08534659 7718 085346597
Ada Pelatih Teknik Terobosan Positif AD ANY A pelatih kepala dan pelatih teknik adalah sebuah ADANY ANYA terobosan positif yang sudah dimusyawarahkan secara matang oleh manajemen Barito Putera. Tujuan demi kemajuan klub Banua ininjua. Asal saja pelatih mengerti dengan porsi dan tugasnya masing-masing untuk meningkatkan kualitas pemain dalam beranding sebelum genderang Euforia dengan semangat Haram manyarah Fans fanatik Barito menghiasai lapangan 17 Mei Banjarmasin dimulai. Marilah kita berdoa semoga tim kesayangan kita ini diberikan keselamatan dalam betanding untuk menjadi tim terbaik dan jawara tahun ini 081250100909
Jangan Mundur Lawan Musuh HEI Tim laskar Antasari janganlah kau mundur untk menghdpi Persela meskipun pemain nya msh tdak sperti yg di ingin kan hdup BARITO PUTRA 087816467548
Rizky Pora
Berikan Hiburan Berkualitas
BAGI Anda pencinta Barito Putera, kirimkan saran untuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ke 08 195366990 7 081 953669907
14 MARET 2015
DERBY
SALAM satu hati Laskar Antasari! Duel pepadaan akan terjadi di stadion 17 Mei Banjarmasin. Tuan rumah Laskar Antasari akan menjamu Laskar Sulthan Adam, Sabtu Malam ini. Baik Barito Putera dan Martapura FC adalah tim ISL dan divisi utama walau beda kasta. Tapi, keduanya wajib tunjukan permainan cantik dan menarik dlm uji coba nanti supaya suporter puas menyaksikan pertandingan nanti kalah menang tdk jd masalah yg penting bermain oke!bay(bartman)bjm 08 1953 70 7266 081 95370 707266
CIPT AKAN CIPTAKAN AKAN, wujudkan permainan terbaikmu Barito !!! melawan Martapura FC Sabtu malam, sekalipun harus tanpa pemain yang bermain buat timnas dan Yg sedang d bekap cedera serta berikan hiburan yang berkualitas untuk semua pendukungmu d bumi lambung mangkurat ... LOYALITAS TANPA BATAS For Barito putera BYe FAjar58 teluk dlam soetoyo s 08 78 148325 15 0878 781 483251
SABTU
BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO
ribuan suporter akan memenuhi stadion, untuk menyaksikan penampil a n kedua tim terbaik di Banua ini. Asisten pelatih Barito Putera, Yunan Helmi mengatakan, uji coba ini merupakan salah satu tahapan tim sebelum mengarungi kompetisi sesungguhnya.
“
“Kita juga akan mencoba beberapa alternatif, makanya sebenarnya ini menjadi pembuktian pemain yang akan tampil nanti”
”
YUNAN HELMI Asisten Peatih Barito Putera
Uji coba ini menurut Yunan, menjadi ajang bagi tim pelatih untuk melihat sejauhmana perkembangan hasil latihan yang selama ini sudah dilakukan. “Kita ingin melihat banyak hal. Mulai dari cara kerja apakah sudah sesuai dengan yang diinginkan Dirtek, Coach Milo Seslija. Kemudian juga fisik pemain serta mental tanding,” katanya, Jumat (13/3). Yang tidak kalah penting dikatakan Yunan, adalah dalam uji coba ini akan menjadi ajang untuk mencoba beberapa skema yang sudah
dipersiapkan selama ini. “Beberapa skema selama ini terus dilatih Coach Milo. Mulai dari 4-3-3 hingga 3-5-2, tentunya ini bisa dicoba dalam uji coba nanti,” ucapnya. Skuat Barito Putera sendiri masih banyak yang dibekap cedera, dan sebagian lagi masih sibuk membela Timnas U-23. Sehingga dipastikan pemain inti bakal banyak yang absen. Tak heran karenanya Yunan menambahkan, dalam ujicoba ini tim pelatih akan mencoba memaksimalkan skuad yang ada. Bahkan menurutnya ini menjadi sebuah kesempatan bagi pemain yang ada di dalam tim, untuk unjuk gigi. “Kita juga akan mencoba beberapa alternatif, makanya sebenarnya ini menjadi pembuktian pemain yang akan tampil nanti untuk menunjukkan kemampuannya,” katanya. Dengan begitu, Barito Putera sudah siap membangun sebuah tim yang sangat bervariasi dalam membangun serangan hingga harus berjibaku dengan lawan sampai detik terakhir. Apalagi, seringkali terjadi kebuntuan dalam emncetak gol yang selalu menambah ketidakpercayaan dan membuat emosional bisa terkontrol dengan baik. (ran)
Yunan Punya Harapan ■ Mencoba alternatif formasi ■ Kesempatan pemain
buktikan diri ■ Bahan evulasi langkah
selanjutnya ■ Membiasakan pemain
terapkan berbagai strategi
Jadwal Barito Putera Putaran I ISL 2015 04/Apr 07/Apr 11/Apr 17/Apr 27/Apr 02/May 08/May 21/Jun 25/Jun 29/Jun 03/Jul 07/Jul 11/Jul 25/Jul 29/Jul 02/Aug 06/Aug
PERSELA AREMA BARITO PUTERA BARITO PUTERA PERSERU PERSIPURA PERSIJA BARITO PUTERA BARITO PUTERA PELITA BR SEMEN PADANG BARITO PUTERA BARITO PUTERA SRIWIJAYA FC PERSIB BARITO PUTERA BARITO PUTERA
vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs vs
BARITO PUTERA BARITO PUTERA GRESIK UNITED PERSEBAYA BARITO PUTERA BARITO PUTERA BARITO PUTERA PUSAMANIA BFC MITRA KUKAR BARITO PUTERA BARITO PUTERA PERSIBA BALIKPAPAN PSM MAKASSAR BARITO PUTERA BARITO PUTERA BALI UNITED PUSAM PERSIRAM
16.30 Wita 22.00 Wita 20.00 Wita 16.30 Wita 14.30 Wita 14.30 Wita 20.00 Wita 22.00 Wita 22.00 Wita 22.00 Wita 22.00 Wita 22.00 Wita 22.00 Wita 20.00 Wita 16.30 Wita 20.00 Wita 16.30 Wita
Pemenang Hanya Menang Tipis
Abdillah
BANJARMASINPOST GROUP/FRAN RUMBON
TIM Barito Putera dipastikan akan melakoni laga uji coba dengan menjamu saudara mudanya, Martapura FC, Sabtu (14/3) malam ini. Dan terkait laga uji coba ini ternyata cukup mendapat perhatian bagi kiper legendaris Barito Putera, Abdillah. Abdillah pun menyebut laga uji coba ini sangat sayang untuk dilewatkan. Sebab, meski beda kasta, keduanya sama-sama berasal dari Banua sendiri. Tak heran, jika kiper asal Martapura ini pun memastikan diri untuk turut hadir menyaksikan laga uji coba bertitel derby badingsanak ini.
“Pasti seru uji coba ini, tentu kedua tim akan bermain ngotot,” kata Abdillah. Ditanya mengenai prediksinya, Abdillah pun jelas mengunggulkan Barito Putera karena memang levelnya lebih di atas dan juga dihuni oleh materi bagus. “Prediksi saya 60-40 untuk Barito. Dan Barito bisa menang dengan skor tipis,” ujar Abdillah. Disinggung mengenai Martapura FC, Abdillah pun sangat optimistis akan tampil ngotot dan tidak mau kalah begitu saja. Apalagi menurutnya dalam tim Martapura FC juga diperkuat oleh pemainpemain yang cukup ber-
pengalaman seperti sang kapten yakni Isnan Ali. “Selain itu kan di dalam tim Martapura FC juga beberapa mantan pemain Barito. Misalnya saja Syaifullah Nazar dan juga Ana Supriatna. Pasti ini akan memunculkan motivasi besar bagi mereka,” katanya. Sebagai salah satu tokoh sepak bola di Banua, Abdillah pun berharap suporter di Banua untuk sama-sama memberikan dukungan secara langsung ke Stadion 17 Mei dengan tertib. “Mari kita dukung dengan tertib. Junjung tinggi sportivitas dan pastinya persaudaraan. Apalagi ini kan sama-sama tim Banua kita,” ucapnya. (ran) 1403/M4
SABTU
14 MARET 2015
People in Motion
Berburu Bukan Menyakiti
KURA-KURA BISA HILANGKAN STRES
MESKI sudah memiliki reptil jenis biawak dan beberapa ular serta tokek gurun, tidak membuat Muhammad Maulana, Muhammad Agus, dan Pejean cepat merasa puas. Terbukti, ketiga pegiat Komunitas Seribu Sungai Reptil (SSR) itu tetap ingin menambah koleksi reptilnya dengan cara berburu di hutan Kandangan Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS). Mereka bersama para anggota akan berangkat ke Kota Dodol itu dalam waktu dekat ini. Bahkan sebnayak 14 anggota akan ambil bagian dalam ‘perburuan’ hewan jenis reptil di tengah hutan. “Rencananya kami akan berangkat minggu depan. Sudah ada 14 anggota yang sudah siap ingin ikut kegiatan ini,” kata Ketua SSR, Muhammad Maulana. Lebih lanjut dia mengatakan, untuk mendapatkan reptil tersebut dia bersama belasan anggota komunitas Seribu Sungai Reptil itu akan bermalam di hutan Kota Kandangan. Karena tidak menutup kemungkinan reptil yang menjadi targetnya itu keluar dari sarangnya jika malam hari, sehingga untuk mendapatkan perburuan tersebut harus rela bermalam di tengah hutan. Misalnya musang ataupun hewan lainnya yang selama ini dikenal gak liar justru keluar dari sarangnya pada malam hari. Oleh karena itu, lanjut Muhammad Maulana, untuk mendapatkan hasil perburuan dia bersama para anggota harus tidur di hutan. “Ya mencari reptil disana, siapa tau bisa ketemu musang, Kucing Hutan atau reptil jenis lain yang bisa dibawa bulik,” terangnya. Warga Jalan Veteran Gang Sempati Banjarmasin itu menjelaskan, reptil yang akan diburu tersebut bukan untuk dibunuh, melainkan akan dipelihara yang sekaligus untuk menambah koleksi reptil piarannya selama ini. Oleh karena itu, cara menangkapnya pun juga menggunakan alat dengan metode menjebak. Dengan harapan hewan yang berhasil tertangkap itu tetap dalam kondisi sehat dan tidak mengalami cedera karena akan dipelihara. “Kita menangkap reptil dengan cara menjebak dengan alat atau jaring, bukan menembak,” kata Maulana menjelaskan. Masih menurut Maulana, hunting reptil di hutan Kota Kandangan tersebut merupakan yang pertama kalinya dilakukan dia bersama anggota komunitas SSR. Sebelumnya dia berburu reptil di hutan Marabahan Kabupaten Barito Kuala dan Sungai Danau Kabupaten Tanahbumbu. “Kalau di Banjarmasin itu daerah yang kami pilih di kawasan Sultan Adam, tapi itu sudah kami lakukan sudah sepekan yang lalu,” tandansya. Terpisah anggota komunitas SSR lainnya, Muhammad Agus mengatakan, reptil-reptil yang mereka dapat itu akan mereka bawa ke sekolah-sekolah yang menjadi tempat kunjungan untuk memperkenalkan reptil-reptil yang berhasil dia temukan dan pelihara oleh anggota komunitas. “Kami yakin tidak semua reptil berbahay. Tetapi, ada beberapa reptil yang bisa dipelihara seperti yang kami lakukan sekarang ini,” papar Muhammad Agus.(buy)
REYNARDYoewono terlihat hati-hati saat berjalan di atas bak yang menjadi tempat memelihara kura-kura. Di kolam yang memiliki lebar 1 meter dan
panjang 16 meter yang terletak di samping rumahnya itu terdapat beberapa kura-kura. Setelah berhasil berada di posisi yang cukup aman di
Tri Wibo wo Wibow Turut berbela sungkawa, warga desa tetangga. Smoga lekas diketemukan pelaku.x , bakar aja sudah.
Kada
Ingat Nulis Ngaran Harus di usut tuntas kasusnya biar kejadian itu tidak menimpa orang lain.
Mas Ariss Ciamiss Inalilahiwainailaihirojiun. Muga” diterima amal ibadahnya dan yg di tinggalkan diberi ketabahan.
Nurul Azriel innalillahiwainnailaihirojiun, semoga amal baiknya diterima oleh Allah dan keluarga yang ditinggal diberi kesabaran dan ketabahan. Muhammad Nandika Prayogo Innalillahi semoga dapat pelaku’y biar hukum bisa ditegakkan secara maksimal.
Diana
Bunda Dhika Mudahan segala amal ibadahx diterima disisi Allah...
Faizal BandErozt Mudah”n pelakunya cepat ketemu aja dan diberi hukuman yang setimpal dengan perbuatanya.
Muhammad Arsyad Ast ROXY PAMIT UNTUK BERMALAM MINGGUAN TERAKHIR KALINYA Posted by Humas Polres Tala at Rabu, 11 Maret 2015 Pelaihari, 11/03/2015 Rabu, 11/03/2015 sekira jam 14.30 Wita di selokan pinggir jalan Ds. Bentok Kampung RT.4 Kec. Bati- Bati sesosok mayat perempu...
kolam tempat penangkaran kura-kura, secara spontan raut wajahnya terlihat sumringah saat kedua matanya melihat beberapa jenis kura-kura piaraannya itu.
BANJARMASIN POST GROUP/BURHANI YUNUS
Facebook SUASANA duka masih menyelimuti keluarga Kukuh, warga Jalan Kasturi I Landasan Ulin Banjarbaru yang kehilangan anaknya, Ayu Roxi Della Anggelista Handayani. Dia ditemukan dalam kondisi tak bernyawa di Desa Bentok Kampung Kecamatan Batibati
5
Metro Banjar
Insfektur Vijay kada ingat d dosa lage saku pelakunya touh sampai tega melakukan perbuatan seperti itu.
Mrisam TTreflee reflee Sembilansembilan Ada yg bunuhkah. semoga alamarhum tenang dan semua kebaikannya diterima oleh Allah serta keluarga yang ditinggal diberi ketabahan dalam menghadapi cobaan RehAnd Gilbran Mdhn dpt ja pelakunya julak ai. kasihan keluarga yang ditinggal. kita doakan semoga semua kebaikannya diterima oleh Allah.
Dia pun mengelus-elus kepala reptil jenis hybrid dan Yellow belly slider yang dipeliharanya sejak enam tahun lalu layaknya menyanyangi orang yang dikasihinya. Ya, Reynord Yoewono merupakan anggota Komunitas Seribu Sungai Reptil. Dia memiliki alasan sendiri memelihara kurakura tersebut. KHususnya karena hobi dan senang terhadap reptil. Pria yang akrab disapa Een ini mengatakan, awalnya tertarik memelihara reptil jenis kura-kura setelah melihat salah satu keluarganya yang tinggal di Surabaya memanfaatkan bekas tanah samping rumahnya untuk memelihara kura-kura. “Kebetulan di samping rumah saya ada tanah kasong, jadi saya buat penangkaran kura-kura,” kata warga Jalan Pramuka Kompleks Subur Indah Block E Nomor 7. Apalagi reptil tersebut memiliki umur cukup panjang. Yakni sekitar 20 hingga 30 tahun, otomatis jika berhasil memelihara hewan tersebut tidak perlu bingung memikirkan untuk ganti hewan yang lain karena usianya. “Saya senang memelihara reptil jenis kura-kura ini karena usianya bisa bertahan lama 20 bahkan sampai 30 tahun,” tandasnya. Dikatakan Een, awalnya dia hanya memiliki dua pasang kura-kura, sampai sekarang kura-kuranya sidah
mencapai 50 ekor lebih. Saking banyaknya terkadang anak kura-kura yang baru menetas dibagikannya secara cumacuma kepada temannya yang mengingkan. Ketua Seribu Sungai Reptil Banjarmasin, Muhammad Maulana menambahkan anggota yang masuk dalam komunitas itu tak hanya sekadar hobi. Namun mereka juga banyak yang mengagumi bentuk dan warna hingga benar-benar ingin menggeluti bisnis. Masih menurut Muhammad Maulana, komunitas Seribu Sungai Reptil ini dibentuk sebagai wadah berkumpul, tukar informasi bagi penggila reptil di Banua. “Forum ini juga bisa menjadi ajang diskusi seputar berbagai jenis reptil, mulai cara perawatan dan pemeliharaan, sampai ke jual beli,” paparnya. Selain itu yang tak kalah pentingnya adalah komunitas reptil tersebut sebagai bentuk media komunikasi antarpencinta reptil yang ada di daerah ini, yang lebih bersifat non profit dan non-komersial. Komunitas ini, lanjut Muhammad Maulana adalah satu tren positif yang perlu dipertahankan jika bukan justru perlu dikembangkan lagi. “Kami berharap para pecinta reptil lain bisa berbaur bersama di dalam keaneka-ragaman latar belakang dan karakter personal,” sebut dia.(buy)
Gabung di FB Metrobjr Iman Mr’c Theredlabel mudahan diterima disisiNya aminn...
Da YYa ayay Dayy at hahaha bejagauan tu jaman SMP sudah SMK tuh sudah masuk jaman cinta2an
Jason Blade Barnjarmasin tercemar lg gara-gara ulah kanakan.
Fitriani Yg tabah ya buat keluarga yg d tingglkn moga iklas,dan moga cepat tertangkap pelakunya amin.
Sandie Adjjah beh ae tawuran tarus kdd untungnya,,, sakulah tiih hagin mencari ilmu Qolbi Islami Sebaiknya pihak sekolah yang bersangkutan mencari Provokatornya, panggil Orang Tuanya, kemudian tanyakan tujuannya kesekolah, mau belajar atau mau tawuran...
Irwan Super Irwan Super Turut berduka cita. semoga semua kebaikannya diterima Allah dan keluarganya diberi kesabaran dalam menghadapi cobaan Haji Amat Mudahan pelaku cepat tertangkap dan diberi hukuman yang setimpal dengan perbuatannya!
David Rollando So pelakunya?? Mungkin ga jauh ntuh pst ada hub.nya dgn sikorban ditgg sidik lnjut nya ya
Q h a n y a i n g i n Melihatmutersenyum “smga dpt penyelesaian yg baik..Kematian suatu kewajaran,Meski mninggalkan duka yg Mendalam..smua yg trjdi d hdp ini wajar,bla kmatian Merenggut nyawa ssorg dgn sgl mcm Bentuknya,Baik skt,usia tua dll itu smua wajar tgl tanggapan kt baik atw buruk tntg kematian itu,yg sbnr nya tak prlu d sangkal lg,knp itu bs trjd.. Mahdi Az Zahra Inalilahiwainailaihirojiun. Muga” diterima amal ibadahnya dan yg di tinggalkan diberi ketabahan. jd pelajaran bagi kita untk waspada pd org yg baru kenal.. Jenn Gandung Kasih Kirana hukum matipelakux kirim knusakambangan
Muhammad ElShafawy Kasian bnar inya myat xa kya mumi kya itu.
Nurdin Valentino Pelaku nya nnti kna karma nya tau rasa tu
Hendera Eka Mudahan pelakunya cepat di temukan dan dapat hukuman yg setimpal. Ssyahh ‘muhammad’ Rounaa berawal dari hal sepele menjadi besar, semoga cepat selsesai permasalahnnya
Ahmad Sarbaini Semoga saja bisa ditindak lanjuti dengan baik, ,
Dewi Ciko damai itu indah.semua masalah bisa diselesaikan dengan cara damai.tidak perlu tawuran jd solusinya. Izaii Rahman akal kaya gelembungan hingus dikit dikit hdk tawuran,,untung kada jadi terima kasih buat pak polisi yg telah bertindak cepat Bravo,, 1403/M5
6
Gadget Plus
Metro Banjar
Smart Friend
Simak Berita Lewat Online
SABTU 14 MARET 2015
Good Game
Gamer Mudah Lihat Menara Kastil
ISTIMEWA
SUKA online, berbagi foto dan mengikuti perkembangan berita adalah aktivitas yang kerap dilakukan Lisa Ariani di sela kegiatan hariannya. Apalagi ia memang senang difoto dan memfoto. Makanya, tak heran jika dia suka sekali membagikan fotonya ke media sosial (medsos)nya. Lantaran sekarang zaman canggih dan serba mobile, dia pastinya suka sekali online. Entah sekadar berbagi foto atau bahkan meng-update informasi terkini. Untuk itu, dia senang memakai ponsel yang canggih dan pastinya nyaman dibawa. “Soalnya aku kuliah dan bekerja juga. Jadi, kemana pun pasti perlu telepon genggam,” ujarnya, kemarin. Lisa memilih ponsel cerdas yang berharga sekitar Rp 8 juta. Melalui ponselnya ini, dia bisa bebas mengakses berbagai informasi.“Aku paling suka baca berita di media online. Misalnya Tribunnews.com sering aku akses. Buat nambah ilmu dan biar tetap update dengan informasi terkini,” papar perempuan berjilbab ini. Ponsel cerdasnya juga memiliki beberapa aplikasi media sosial. Dia paling sering eksis di Instagram, Path, Twitter, Line, BBM dan Whatsapp. Dia juga suka dengan ponsel yang tak ribet. Soalnya, sering dibawa kemana-mana, dia lebih senang memilih ponsel yang berukuran sedang. “Terus aku sukanya dengan ponselku ini, dulu belinya dari hasil keringat sendiri. Harganya memang mahal Rp 8 juta, tapi senang aja karena (ath) itu dari hasilku bekerja,” kata karyawati Hape World ini.(ath)
what news
M CO S. PA M KO
Akhirnya Sony Tutup Playstation Mobile PUBLIK telah mafhum playstation mobile adalah inisiatif Sony agar game indie dan judul-judul klasik milik Playstation bisa dimainkan di PS Vita dan smartphone bersistem operasi android. Tapi, tidak lama lagi layanan itu bakal diakhiri. Rencananya, seperti dikutip KompasTekno dari The Verge, Kamis (12/3), tidak akan ada lagi konten baru setelah lewat 15 Juli 2015. Selanjutnya, setelah lewat dari 10 September 2015, pengguna tidak akan bisa mengunduh ulang game apa pun. Bahkan, mereka tidak akan bisa mengunduh game yang sudah pernah dibelinya. Playstation Mobile memang bukan perhatian utama Sony. Di sisi lain, penutupan divisi tersebut bisa menjadi indikasi bahwa konsol genggam Vita saat ini sudah tidak menarik untuk para pengembang aplikasi independen. Tahun 2014 lalu Sony sudah mengumumkan bahwa Playstation Mobile sudah tidak mendukung sistem operasi android. Namun kala itu layanan masih beroperasi di perangkat bersertifikasi Playstation yang menggunakan android 4.42 ke bawah. Saat ini Sony sedang mengatur strategi untuk menghasilkan keuntungan. CEO Sony Kazuo Hirai sempat mengatakan niatnya untuk fokus pada pengembangan bisnis sensor, video game serta entertainment. “Mulai tahun bisnis berikutnya, seluruh strategi kami berisi cara menghasilkan keuntungan dan investasi untuk pertumbuhan ke depan,” ujarnya ada Reuters. (kps)
TAK disangkal lagi, kini geliat teknologi virtual reality (VR) makin menjadi. Setelah sejumlah produsen ramairamai mengumumkan perangkat VR buatannya, sekarang giliran game-nya yang mulai dirilis. Salah satunya Valve yang merilis demo game VR pertamanya. Respons kalangan gamer cukup besar dan menilai demo game itu sangat keren. Demo game VR tersebut dibuat oleh CloudHead Games yang mengambil seting di era Victorian dan dinamai The Gallery: Six Elements. Valve sebenarnya adalah perusahaan dibalik SteamVR yang berencana mengimplementasikan teknologi VR pada
game. Demo game The Gallery: Six Elements jadi salah satu contoh yang akan bisa dijalankan pada platform SteamVR. Ceritanya, gamer berperan sebagai seorang ksatria
yang terjebak di menara sebuah kastil yang di luarnya tengah berjaga sesosok raksasa pohon ala karakter groot di film The Guardian of Galaxy. Serunya, gamer bisa dengan mudah melihat ke seluruh
ruangan menara kastil hanya dengan menengok ke berbagai arah. Tentu hal itu cuma dimungkinkan bila gamer menggunakan perangkat VR semacam headset. Para gamer juga bisa berinteraksi dengan item-item yang ada dalam game. Contohnya, memutar tuas atau mengambil item tertentu. Kemungkinan dibutuhkan perangkat tambahan semacam gamepad untuk melakukan interaksi tersebut, karena tentu ada tombol yang harus ditekan untuk melakukannya layaknya game pada umumnya. Bicara grafis, tak perlu dipertanyakan lagi kelihaian Valve di demo game ini. Gra-
fisnya terlihat realistis dengan detail yang terlihat lumayan tajam. Gamer mudah melihat guratan-guratan kayu di bangunan dalam game, dan juga detail-detail lainnya. Seperti besi yang berkarat hingga guratan-guratan yang ada di tubuh karakter raksasa penjaga kastil. Sekadar diketahui, Valve sebenarnya melakukan partnership dengan HTC dalam pengembangan headset VR Vive . Kemungkinan game ini memang disiapkan untuk perangkat VR tersebut. Apalagi HTC Vive juga menyertakan gamepad untuk memainkan game-game yang nantinya akan dirilis Valve. (dtc)
SUDUT PANDANG LEBIH LUAS LG L Fino merupakan smartphone Android Kitkat murah yang diproduksi perusahaan asal Korea Selatan. Ponsel ini menjadi salah satu produk murah yang dikhususkan untuk kelas low entry. Spesifikasi ponsel ini tidak berbeda jauh denganLG L Bello, karena sama-sama dilengkapi processor Quad Core. Namun kecepatan processor LG L Fino lebih rendah hanya 1.2 Ghz. Layarnya juga diperkecil hanya 4.5 inci dengan resolusi yang sama seperti LG L Bello.Dengan menghadirkan ponsel murah dengan sistem operasi Android terbaru, diharapkan LG L Fino mampu memenuhi keinginan pengguna Android yang ingin sistem operasi terbaru pada ponsel yang mereka miliki. Apalagi, LG L Fino ditunjang OS Android Kitkat. Ini tentu menarik perhatian Anda dan pasti penasaran bagaimana ulasan kelebihan dan kekurangan yang dibawa LG L Fino. Layar yang digunakan LG Fino berukuran 4.5 inch dengan kerapatan piksel mencapai -207 ppi. Layar ini hanya dilengkapi resolusi 480x800 pixels dan tentu saja sangat kurang, terlebih kini banyak ponsel murah dengan layar beresolusi tinggi. “Untungnya disediakan teknologi IPS Display yang mampu memberi sudut pandang lebih luas dan memiliki ketajaman lebih baik dibanding layar pada umunya,” beber Koordinator Erafone Area Banjarmasin di Duta Mall, Dani Kurnia. Ponsel ini memiliki ketebalan 11.9 mm. Memang cukup tebal, tapi bobotnya tetap ringan dengan berat hanya 125 gram. Anda tak akan susah membawa ponsel ini berpergian karena bentuknya yang cukup kecil dan sangat mudah digunakan dengan satu tangan. LG juga menaruh tombol power dan volume pada bagian belakang, sehingga lebih memudahkan Anda. Ponsel ini dilengkapi RAM berukuran 1 GB mampu meningkat-
kan kinerja multi tasking LG L Fino. Selain itu LG juga menyediakan sistem operasi Android Kitkat yang dipadukan dengan CPU Quad Core berkecepatan 1.2 Ghz. “Peforma mumpuni untuk ponsel low entry, akan tersaji pada ponsel ini,” jelasnya. Memori internal yang dibawanya berkapasitas 4 GB. Anda masih bisa menambahkan sendiri memori eksternal lewat slot MicroSD yang disediakan. Sedangkan untuk masalah ketahanan daya baterai, hanya kuat 8 jam saat digunakan berbicara atau telepon karena hanya tersedia baterai berjeni Li-ion dengan ukuran 1900 mAh. Konektivitasnya dilengkapi akses internet berkecepatan 21 mbps pada jaringan GSM (HSDPA). Disediakan pula wifi yang bisa Anda jadikan sebagai wifi hostpot dan bluetooth versi 4 yang disandingkandengan port MicroUSB2.0. Tidak tersedianya NFC atau bahkan USB OTG bukan menjadi masalah bagi sebagian orang, dan tentu sangat wajar karena Harga LG L Fino dibandrolcukupmurah di kelasnya. “Kemudian untuk urusan navigasi GPS, sudah dilengkapi teknologi Glonass, yang dua kali lebih cepat saat mengunci lokasi Google Maps,” katanya. Kamera dengan ketajaman 8 Megapixel menjadi adalan LG L Fino dalam urusah fotografi, kamera tersebut juga memiliki lampu LED flash. Sedangkan untuk kamera bagian depan hanya disediakan kamera VGA beresolusi 640x480 piksel. (ath)
Spesifikasi
LG L Fino z Dimensi : 127.5x67.9x11.9 mm z Berat : 125 g z Layar : IPS LCD, 480x800 pixels, 4.5 inches (~207 ppi pixel density) z Internet : HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps z Memory : 4 GB internal, eksternal microSD hingga 32 GB z OS : Android v4.4.2 (KitKat) z Prosesor : Quad-core 1.2 GHz z RAM : 1 GB z Kamera : VGA (depan), belakang 8 MP z Baterai : Li-Ion 1900 mAh
BANJARMASIN POST GROUP/YAYU FATHILAL
1403/M6
SABTU
Public Services
14 MARET 2015
Metro Banjar
Musnahkan Secara Aman DI Banjarmasin terdapat sembilan rumah sakit (pemerintah dan swasta) dan 26 puskesmas serta sejumlah klinik dan balai pengobatan. Bisa dibayangkan berapa banyak limbah medis yang dihasilkan setiap hari. Menurut Gusti Muhammad Hata, Guru Besar Fakultas Kehutanan Unlam Banjarbaru, limbah medis tidak bisa dibakar secara biasa tapi harus dibakar di atas suhu 1.000 derajat celcius. “Dengan alat incisenator, ada dua kali pembakaran, hingga partikel pun dibakar lagi. Jadi pembakarannya sangat aman untuk memusnahkan limbah medis,” terang mantan Menteri Lingkungan Hidup itu. Pengolahan limbah medis dengan cara tersebut secara teknik aman, sudah ada investor yang mau membangunnya. Tinggal perizinan dari Pemko Banjarmasin dan penyiapan lahannya. “Dengan adanya pemusnah limbah medis tentunya akan mengangkat citra Banjarmasin sebagai kota yang peduli lingkungan,” tandas Hata Selain Banjarmasin, kota/ kabupaten lain tentu juga memerlukan alat ini. Oleh sebab itu, daerah lain perlu juga untuk membangun fasilitas tersebut. “Mari kita jaga lingkungan, salah satunya dengan memusnahkan limbah medis secara aman agar ramah lingkungan,” kata Gusti M Hatta Hata. (dea)
BPOST GROUP/SALMAH
Tungku Bakar Bebas Asap INCINERATOR adalah tungku pembakaran dengan bilik ganda yang berjajar. Dua ruang bakar bekerja di bawah berbagai kondisi temperatur, tekanan dan konfigurasi pembakaran. ■ Ruang utama beroperasi dalam mode tanpa udara atau pirolisis dan ruang sekunder bekerja di bawah mode udara berlebih. Ruang pembakaran berlapis, di bagian dalam yang berbatasan dengan udara panas terbuat dari aluminium dan yang berbatasan dengan bagian dingin berlapiskan batu bata dan lapisan rangka baja yang kokoh di luar. ■ Tingginya efisiensi pembakaran diperoleh dari hubungan antara suhu ruang bakar yang khusus dan adanya pembakar otomatis (burner) dengan bahan bakar dari minyak bakar atau gas alam (LPG). ■ Setiap incinerator dilengkapi dengan sistem gas buang yang dibuat khusus untuk menghilangkan polutan gas sebelum dibuang ke atmosfer (pembakaran asap) sehingga didapatkan gas buang yang bebas asap (smokeless).
7
TELEPON PENTING Banjarmasin 4772520
PLN Kalselteng
4772633 4772261 4772564 3359050
PLN Cabang Banjarmasin PDAM Bandarmasih Banjarmasin
3253617 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 4367171
Kota Banjarmasin
3360010 3355661
Dinas Kesehatan Kalsel
4364646 Dinas Kesehatan Banjarmasin
304863 365177 304803
Dinas Pendidikan Kalsel 363885 363885
BPOST GROUP/ SALMAH SAURIN
TPA BASIRIH - Di kawasan TPA Basirih Banjarmasin ini rencananya akan dibangun incinerator
53913
GANDENG INVESTOR TANGANI LIMBAH MEDIS LIMBAH rumah sakit atau limbah medis telah menjadi permasalahan lingkungan hidup. Tidak hanya berbahaya bagi orang lain namun juga bagi tenaga medis dan pengelola limbah tersebut. Limbah medis selain berupa limbah cair, juga berbentuk limbah padat, antara lain botol dan selang infus, spuit dan jarum suntik, serta peralatan medis lain. Atau bisa juga kain kassa yang tercemar oleh darah, nanah atau cairan tubuh lainnya. Sering kali pula dijumpai jaringan tubuh manusia. Menurut Kepala Badan Lingkungan Hidup Daerah (BLHD) Kota Banjarmasin H Hamdi, rumah sakit, puskesmas, klinik dan lainnya menghasilkan limbah berbahaya yang mengandung kuman, bakteri dan lainnya. Oleh sebab itu perlu penanganan yang hati-hati agar aman. “Pengelolaan limbah medis perlu dilakukan agar didapatkan lingkungan yang lebih bersih, lebih hijau dan aman,” ujar Hamdi. Ada beberapa cara yang dianjurkan dalam pengelolaan limbah padat, seperti dikubur atau membakar limbah tersebut. Namun yang paling aman adalah dengan melakukan pembakaran dalam suhu
“
Sebagai masyarakat awam, saya sangat mendukung. Tentunya ini demi keamanan, keselamatan dan kesehatan kita semua GINA Warga Banjarmasin
tinggi hingga 1.200 derajat celcius. “Pembakaran bersuhu tinggi itu menggunakan alat berupa incinerator yaitu tungku pembakaran dengan bilik ganda yang berjajar. Dua ruang bakar bekerja dengan berbagai kondisi temperatur, tekanan dan konfigurasi pembakaran,” jelas Hamdi. Saat ini hanya RSUD Ulin Banjarmasin yang memiliki alat tersebut. Dari dua alat yang ada, hanya satu yang berfungsi dengan baik. Alat itu juga dikerjasamakan dengan rumah sakit lain. Setiap rumah sakit seharusnya mempunyai alat ini. makanya, untuk mengatasi permasalahan tersebut, Pemko Banjarmasin akan bekerjasama dengan investor dari Jakarta membangun incinerator yang
Posko BPBD
4721113
BPK Buser Induk
7714690
BPK Kompas
6216684
Banjar Pemkab Banjar
6292009
Dinas Kesehatan Banjar
721203 722387
BPK Melati (Martapura)
bisa dimanfaatkan seluruh rumah sakit, puskesmas, klinik dan lainnya. Sekretaris Daerah Kota Banjarmasin, Zulfadli Gazali menyampaikan, untuk mengatasi limbah medis di Banjarmasin dibantu Gusti Muhammad Hata, mantan Menteri Lingkungan Hidup era Presiden Soesilo Bambang Yudhoyono (SBY). “Pak Hata memberi dukungan dan beliau yang mendatangkan investor yang siap berinvestasi di sini. Kami siapkan lahan, tapi bukan di rumah sakit. Karena jika ada trouble atau pembakaran tidak sempurna akan menebar penyakit,” terang Zulfadli. Lahan disiapkan di tempat pembuangan akhir (TPA) Basirih, Banjarmasin Selatan. Lahan untuk incinerator ini tidak terlalu luas, hanya perlu lahan sekitar 0,5 hektare. Bagi warga Banjarmasin, seperti halnya Gina, belum mengerti apa itu limbah rumah sakit atau limbah medis. Jika memang harus dimusnahkan dengan cara dibakar, ia sangat setuju. “Sebagai masyarakat awam, saya sangat mendukung. Tentunya ini demi keamanan, keselamatan dan kesehatan kita semua,” ujar karyawati swasta ini. (dea)
087815950460 6109070
PDAM Intan Banjar
4772061 4782004
Banjarbaru Dinas Kesehatan Banjarbaru
781588 781588
Polres Banjarbaru
2772266
RSUD Banjarbaru
4772380
Polsek Banjarbaru Kota
4772533
Polsek Banjarbaru Timur
7571543
Polsek Banjarbaru Barat
4705210
Koramil Banjarbaru
4772437
RS Syamsudin Noor
4705118
Barito Kuala PDAM Barito Kuala
Penerbit SIUPP Direktur Utama Pemimpin Umum
4799013
: PT Cahaya Media Aditama : No.1646/SK/Menpen/SIUPP/1999 Tanggal 10 September 1999 : Herman Darmo : HG (P) Rusdi Effendi AR
Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi: Yusran Pare Wakil: Harry Prihanto Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan Manajer Peliputan: Elpianur Achmad Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo Manajer Produksi: M Taufik Redaktur Eksekutif : Muhammad Yamani (Banjarmasin Post/
Online), Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari (Serambi Ummah) Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari
Nomor pengirim sms dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.
Wakil: Agus Rumpoko Redaktur: M Royan Naimi, Alpri Widianjono, Mahmud M Siregar,
HALO BANJAR
Aya Sugianto, Budi Arif RH, Mohammad Choiruman, Anjar Wulandari. Asisten:
Ernawati, Idda Royani, Siti Hamsiah, Kamardi, Syamsuddin.
Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Sudarti, Halmien Thaha, Murhan,
KAPAN METER LISTRIK DIPASANG
Eka Dinayanti, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Mustain Khaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor, Salmah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi, Sofyar Redhani (Kabiro), Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans, Nurholis Huda, Aprianto, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani. Fotografer: Kaspul Anwar, Donny Sophandi Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni,
KEPADA Yth dinas terkait di Kabupaten Banjar, kapan bantuan listrik gratis di Desa Bunipah Kecamatan Aluh-aluh tahap kedua meteranya dipasang? Sejak 2014 lalu hanya pitelasinya saja yang terpasang tanpa bisa digunakan. Mohon perhatiannya. 087814037675
Buka Parkir Belum Waktunya KEPADA Kadishub Banjarmasin, Bapak Kasman. Tolong tertibkan kembali parkiran sepeda motor di Jalan Pangeran Samudera tepatnya di muka Toko Laris, karena selalu membuka parkirannya sebelum jam yang telah ditentukan oleh Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin. 08875195466 TANGGAPAN: TERIMAkasih atas informasinya. Petugas kami pada jam dinas selalu berjaga di kawasan tersebut. Kalau masih ada petugas parkir yang membandel, akan kami tindak tegas. M Yusus Kasi Penindakan LLAJ Dishub Banjarmasin
Bangunan di Jalur Hijau YTH Kepala Dinas Tata Ruang dan Perumahan Kota Banjarmasin, mohon tertibkan bangunan berlantai dua persis di pinggir Jalan Rawasari turun jembatan. Begitu juga dengan warung di sebelah kiri turun jembatan Rawasari, karena itu jalur hijau dan tidak boleh ada bangunan. Kalau dibiarkan, maka akan bermunculan bangunan liar yang lain. Kami harap Pemko bertindak tegas. 082350735784
Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima.
HALO BANJARMASIN
Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita,
Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta
Tertibkan Atribut Militer KEPADA aparat kepolisian dan TNI, tolong dirazia dan ditertibkan kendaraan yang menempelkan stiker yang bertemakan atribut militer dan Polri agar tidak disalahgunakan dan tidak terjadi arogansi pada pengendaranya. Atas perhatiannya diucapkan terima kasih. 085345908387
Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16
Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 402, 405 Bagian Iklan: Ext. 113, 114 Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12
Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya,
Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra
Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 Biro Palangka Raya: Jl RTA Milono Km 1,5 Palangkaraya
Telp (0536) 3242922 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk
Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk ILUSTRASI/FUAD
Permudah Pembayaran BPJS KEPADA Kepala BPJS Kesehatan Banjarmasin, tolong dipermudah pembayaran BPJS tiap bulan di bank susah, tambah tempat pembayaran seperti di kantor pos di mana saja. Kasihan orang-orang yang kerjanya cari sehari habis sehari tidak bisa buka rekening bank. Semoga Bapak memakluminya, terima kasih 085248825259
TANGGAPAN: TERIMAkasih kami ucapkan atas masukan dan saran yang telah diberikan kepada kami. Untuk pembayaran iuran BPJS Kesehatan sesuai dengan peraturan Direktur BPJS Kesehatan Nomor 4 Tahun 2014 Pasal 8 ayat 2 disebutkan, bahwa untuk memudahkan peserta dalam membayar iuran maka peserta wajib memiliki rekenig pada bank yang bekerjasama dengan BPJS Kesehatan yaitu BNI, BRI atau Mandiri. Pasal 3 disebutkan, dikecualikan dari ketentuan ayat 2 bagi peserta yang didaftarkan oleh lembaga sosial dan lembaga pemerintah. BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin
Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk
Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk
Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris
Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan Satu Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk
Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 55.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru
Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan
WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/ MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER
8
Metro Banjar
Metro Buffer
SABTU 14 MARET 2015
Bule Perancis...
Akik Milik Ovi... ◗ Sambungan halaman 1
◗ Sambungan halaman 1
Menurut pemilik Nida Sasirangan, Hairatu Hasbullah, kain sasirangan di tempatnya memang memadukan konsep tradisional dan modern. “Tradisional karena motifnya sasirangan dan modern itu dari bentuk pakaiannya,” ujarnya, Jumat (13/3). Pakaian yang tersedia mulai dari kemeja, gaun, hinga rok. Hairatu menjelaskan, pakaian-pakaian itu untuk semua, usia mulai dari anak-anak sampai orang dewasa. Selain pakaian, di Nida Sasirangan juga menyediakan selendang, jilbab hingga mukena. Warna-warnanya menarik dan modis. “Jadi sasirangan ini bukan hanya untuk orang tua, tetapi juga remaja,” sebut Hairatu. Kelebihan kain sasirangan di tempat ini yaitu kualitas warnanya. Hairatu mengatakan, ketika dicuci kain tidak meninggalkan warna di air. “Ini menunjukkan kain tidak mudah luntur,” ucapnya. Karena kualitasnya itulah, produk Nida Sasirangan sudah malang melintang di berbagai negara. Kain sasirngan ditempat ini sering di ekspor ke negara tetangga seperti Malaysia. “Negara Eropa seperti Perancis juga sering memesan produk di sini,” kata Hairatu. Untuk harga beragam, tergantung kualitas. Kain sasirangan yang murah di jual sekitar Rp 80 ribu sampai yang termahal Rp 400 ribu. Nida Sasirangan buka tiap hari pukul 10.00 sampai 19.00 Wita. (ii)
Tips Memilih Sasirangan 1. Kain yang digunakan sebagai bahan dasar pembuatan sasirangan. Saat memilih kain yang digunakan, harus memperhatikan kualitasnya. Karena dengan kain yang berkualitas bagus, maka secara otomatis kain sasirangan tersebut juga akan berkualitas. 2. Warna mempengaruhi penampilan dan hasilnya nanti. Jenis bahan pewarnaan untuk kain sasirangan ada yang menggunakan bahan sintetik dan bahan-bahan alam dengan harga yang bervariasi. 3. Motif yang digunakan. Design motif juga akan mempengaruhi penampilan. Motif yang indah dan rumit tentunya akan memakan waktu yang lebih lama bagi pembuat untuk menjahitnya, dan biasanya untuk mendapatkan hasil yang memuaskan memerlukan waktu 2-3 hari per meternya. (sasirangan-kaintradisional.blogspot.com)
Kiat Merawat Sasirangan ● Mencuci kain sasirangan sebaiknya tersendiri dan hindari pencucian dengan bahan yang mengadung zat pemutih, karena warnanya dapat menjadi pudar. ● Menghindari pengeringan kain sasirangan dengan menjemur secara langsung di bawah terik matahari. Kain sasirangan cukup diangin-anginkankan di tempat yang teduh. ● Menggunakan kamper agar tidak dimakan oleh serangga. ● Hati-hati dalam menggunakan parfum karena terkadang ada zat kimia pada parfum yang dapat merusak kain sasirangan terutama yang berbahan dari sutera. (buka-mata.blogspot.com)
Fulah Bergairah ◗ Sambungan halaman 1
Divisi II 2008 dan Divisi Utama 2012. Namun pada akhir musim kompetisi lalu, Fulah tersisih dari skuat Laskar Antasari. Tetapi tak butuh waktu lama bagi dia mendapat klub baru. Martapura FC yang bermarkas di kota kelahiran Fulah, merekrutnya untuk mengarungi Divisi Utama 2015, mulai April mendatang. Bakal bertemu mantan tim dalam pertandingan bertajuk Derby Badingsanak, Fullah bertekad memberikan penampilan terbaik dan hasil terbaik bagi pelabuhan barunya. “Tentunya saya ingin bermain maksimal saja untuk tim,” kata Fullah, Jumat (13/3). Meski akan berusaha tampil ngotot, Fulah menegaskan akan menepis egonya. “Saya akan bermain normal saja, sesuai instruksi dari pelatih. Kalau main dengan mantan tim itu kan hal lumrah saja sebenarnya, dan saya akan profesional saja. Yang terpenting bermain untuk tim bukan secara pribadi,” jelasnya. Disinggung mengenai kesiapannya melakoni uji coba ini, striker asli Martapura itu menyatakan sangat siap dan bersemangat. “Saya sudah siap, dan teman-teman di dalam tim juga sudah siap,” tegasnya. Fulah dalam beberapa uji coba bersama Martapura FC, sudah berhasil menyumbangkan tiga gol. Tentunya dia ingin melanjutkan tren positif tersebut, termasuk dalam laga malam ini. Apalagi pelatih kepala Martapura FC, Frans Sinatra Huwae, memuji grafik menanjak yang diperlihatkan Fulah setelah bergabung Laskar Sulthan Adam. Yang menarik, selain Fulah, di Martapura FC terdapat beberapa pemain yang pernah merumput bersama Tim Seribu Sungai. Mereka adalah sang kapten Isnan Ali, kiper Deny Sapriyanto, pemain sayap Ana Supriatna, serta Marshell Huwae dan M Nizar yang sempat magang di Barito. (ran)
MFC Pernah Menang Sekali DARI beberapa kali uji coba, Barito memang lebih sering memang atas Martapura FC (MFC). Baik yang digelar di Lapangan Rindam VI di Landasan Ulin Banjarbaru, tempat Barito berlatih, maupun di markas MFC, Stadion Demang Lehman, Martapura. Satu-satunya kemenangan Laskar Sulthan Adam atas Laskar Antasari terjadi pada pertengahan Juli tahun lalu. Setelah dua laga persahabatan yang dilakukan pada tanggal 10 dan 12 Juli kemarin berlangsung seri dengan skor 1 - 1, MFC akhirnya menaklukkan saudara tuanya itu pada friendly match ketiga, Selasa (15/7/2014) sore. Bermain penuh semangat, dua kesebelasan melakukan jual beli serangan. Banyak peluang bagi para pemain dua klub asal Banua itu, namun barisan pertahanan yang kuat membuat peluang-peluang tersebut tidak dapat dikonversi menjadi gol. Barulah pada babak kedua, akselarasi pemain sayap MFC, M Slamat yang berhasil masuk ke kotak penalti dihentikan oleh pemain bertahan Barito Putera yang berbuah pelanggaran. Thoriq Alkatiri yang merupakan wasit FIFA dan juga menyandang gelar wasit terbaik ISL, tanpa ragu langsung menunjuk titik putih, penalti. Bomber asing MFC, Brima Pepito Sanusie melangkah mantap algojo penalti. Dengan tenang, dia menendang bola ke tiang jauh, mengecoh penjaga gawang Barito Putera yang salah antisipasi. Keunggulan MFC tersebut bertahan sampai peluit akhir babak kedua ditiup oleh wasit. Sejauh ini, itulah satu-satunya kemenangan MFC atas Barito. (*)
ANTARA/VITALIS YOGI TRISNA
SEJUMLAH orang mendorong Bus Transjakarta yang mogok di kawasan Manggarai, Jakarta, Jumat (13/3). Bus Transjakarta jurusan kampung Dukuh - Pulogadung dengan kode BMP 103 itu mogok saat melintasi tanjakan.
Polisi Tembak Pikap Tiwadak ◗ Sambungan halaman 1
jenis Suzuki Carry DA 9144 TE itu. Kapolsek Jejangkit, Iptu Lukman Simbolon SH, langsung berkoordinasi dengan Tim Buser Polres Batola yang berada di lapangan. Mereka pun langsung menyebar dan mencari jejak si pelaku pencuri mobil. Sekitar pukul 14.30 Wita, mobil yang dilaporkan hilang itu terlihat di jalan dari Marabahan menuju Kapuas. Polisi pun mencoba mencegat mobil tersebut. Tepatnya di pos polisi, simpang empat MarabahanKapuas-Handil Bakti-Jalan Tol, mereka meminta mobil itu berhenti. Namun si pengemudi tak menghiraukan. Malah, polisi yang tadinya mau menghentikan, mau ditabrak oleh pelaku. Beruntung sang polisi sempat menghindar dan pelaku pun dengan kecepatan tinggi melanjutkan pelariannya ke arah Kapuas, Kalteng. Tak mau pelaku kian menjauh, polisi langsung melakukan pengejaran. Tim Buser saat itu dipimpin oleh Kaur Bin Ops (KBO) Reskrim Polres Batola, Ipda Ardo Widiawan dan Kanit Buser Polres Batola, Iptu H Rahman. Menggunakan beberapa sepeda motor, pengejaran itu cukup seru dan mendebarkan. Tembakan peringatan dilepaskan, namun pelaku tak peduli. Diperkirakan, kecepatan pelaku saat mengemudikan mobil dalam upaya kabur itu sekitar 100 hingga 120 km/jam. Sekitar 2 km dalam pengejaran, polisi akhirnya bisa mengimbangi laju mobil yang dikemudikan pelaku. Diminta berhenti, pelaku sama sekali tak menggubris. Hingga
diputuskanlah untuk menembak ban mobil yang dikemudikan pelaku. Satu tembakan, tepat sasaran. Bidikan dari Tim Buser berbuah pada gembosnya ban kanan belakang mobil tersebut. Penangkapan terhadap pelaku tampaknya makin mudah setelah ban berhasil ditembak. Namun pelaku masih saja tak menyerah. Pantang mundur dia terus melaju dan mengemudikan mobil yang bannya sudah hancur itu dengan kecepatan tinggi. Hingga berakhir pada sebuah insiden yang lagi-lagi hampir saja membahayakan nyawa orang lain. Mobil yang tadinya berada di lajur
kiri, mendadak berubah haluan dan menyimpang ke lajur kanan. Mobil oleng dan menabrak warung milik pasangan suami istri, Syahripin (57) dan Nurhayati (45). Setelah menabrak warung, pelaku lagi-lagi mengharuskan para aparat kepolisian bekerjakeras. Tersudut, bukan berarti pelaku patah arang. Dia ke luar dari ruang kemudi mobil lalu kembali berusaha melarikan diri. Tetapi kali ini dia kalah sigap. Sempat berlari beberapa meter, pelaku akhirnya dibekuk. Tak berkutik, lelaki bernama Sarmani itu langsung digelandang menuju Mapolres Batola untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut. (jj)
Untung Tidak Kena Istri Saya ◗ Sambungan halaman 1
warung saya ini. Untung tidak kena saya dan istri,” cerita Syahripin kepada wartawan koran ini. Dia pun lantas membenahi warungnya yang mengalami kerusakan cukup parah itu. “Semoga saja ada ganti rugi dari pelakunya,” ujar suami dari Nurhayati itu. Sementara itu, Kapolsek Jejangkit, Iptu Lukman Simbolon SH terlihat ada di lokasi bersama jajarannya. Barang bukti berupa mobil yang dibawa kabur pelaku langsung digiring ke Pos Unit Lantas Sungai Lumbah yang tak jauh dari lokasi kejadian. “Pelaku langsung diamankan dan dibawa ke Polres Batola untuk menghindari amuk masa. Saat ini, pelaku masih dalam
pemeriksaan,” kata Iptu Lukman Simbolon. Dirinya pun langsung berkoordinasi dengan Kapolres Batola, AKBP Danu Kusworo, terkait penangkapan itu. Kapolsek Jejangkit yang baru tiga bulan bertugas ini pun mengucapkan terima kasih kepada Kaur Bin Ops (KBO) Reskrim Polres Batola, Ipda Ardo Widiawan dan Kanit Buser, Iptu H Rahman, yang membantu pengejaran dan penangkapan. Sementara itu, korban pencurian, Udin, mengaku sangat lega pelaku bisa ditangkap. “Ya diselesaikan sebagaimana proses hukum yang berlaku saja,” ucap Udin, yang harus menunda berjualan pada malam harinya lantaran kejadian tersebut. (jj)
Bahasa Arab. Memang terlihat aneh, namun hal itu terlihat nyata pada batu akik putih tersebut. “Tidak ada rekayasa atau dibuat-buat. Tulisan di batu ini ada memang sebelum batu ini masih berbentuk mentahan,” cerita Ovi kepada Metro, Jumat (13/3). Ovi sebelumnya tidak menyangka tulisan tersebut ada di bongkahan batu miliknya. Hal itu dia ketahui saat batu akik miliknya itu masih berupa bongkahan batu alam. Setelah jadi, hasilnya cukup fantastis. Batu berlafadz Allah miliknya itu sempat ditawar oleh penyuka batu asal Sumatera Barat seharga Rp 15 juta. Namun, Ovi masih belum rela melepas batu langka itu. “Memang batu ini sering saya pamerkan lewat BBM. Saya pun sontak terkejut dan sempat tergiur setelah melihat tawaran belasan juta itu,” ungkapnya. Tidak hanya Ovi. Seorang warga Sekumpul lainnya, Baron CH juga memiliki batu unik. Namun batu yang dimiliki Baron berjenis Red Borneo. Meski begitu, harga batu Red Borneo berlafadzkan Allah miliknya itu tidak kalah spektakuler. Baron mengaku dia bisa saja menjual batunya itu bilamana ada peminat yang berani memahari sebesar Rp 20 juta. “Kemarin sudah ada yang nawar, namun masih belum pas dengan harga yang saya inginkan,” akunya. Di samping itu, Baron juga mempunyai banyak batu Red Borneo motif lainnya. Dari yang bermotif seperti sasirangan, wajah manusia, hingga panorama alam. “Beragam mas, coraknya ada yang masih di bongkahan batu mentahan dan ada juga yang sudah berupa batu cincin siap pakai,” tuturnya. Dari semua Red Borneo unik milik Baron, yang paling mahal yakni batu bongkahan seberat 60 kilogram. Batu tersebut dia patok seharga Rp 60 juta. “Kenapa saya mematok harga segitu, pasalnya bongkahan batu tersebut bisa dipecah menjadi 60 biji batu cincin kecil,” paparnya. Sementara itu, batu Red Borneonya tersebut sebelumnya juga sudah pernah ditawar oleh pengoleksi batu seharga Rp 40 juta. Namun tawaran tersebut ditolak Baron. (kk)
Rita Jadi Istri yang Disiksa ◗ Sambungan halaman 1
malam ini. Tetapi, tiba-tiba saja produser acara itu menggantinya dengan tembang Sasaran Emosi (Rita Sugiarto). “Alhamdulillah, ulun sangat bersyukur ada penggantian. Soalnya dari kemarin ulun memang pengen lagu itu,” ucap Rita yang dihubungi Metro, Jumat (13/3) siang. Diungkapkan siswi kelas VII B SMPN 7 Banjarmasin itu, selama ini dia sering sekali membawakan Sasaran Emosi, baik saat mengikuti festival maupun manggung di acara hiburan. “Ulun lebih familiar lagu itu dibanding lagu Ijuk,” ujarnya. Selain itu, sambungnya, Sasaran Emosi lebih ke dangdut, sedangkan Ijuk cenderung ke Melayu. Diakui Rita, tantangan yang dihadapinya nanti adalah masalah penjiwaan dan ekspresi saat menyanyi. Soalnya, lagu itu mengisahkan seorang istri yang yang disiksa suaminya, berupa pukulan atau siksaan badan maupun batin.
Merasa tak tahan lagi, sang istri minta dipulangkan ke rumah orangtuannya. “Pacar aja belum punya, bagaimana merasakan orang berumah tangga?” kata sulung dari dua bersaudara itu seraya tertawa. Namun, sebagai penyanyi yang sudah punya jam terbang lumayan, Rita bertekad berusaha menggambarkan dengan suara hatinya bagaimana seorang istri mendapat siksaan batin, diperlakukan suami secara kejam. “Doakan ya om, ulun bisa mengeluarkan ekspresi saat membawakan lagu itu,” pintanya. Di luar itu, bila Rita mampu memperoleh hasil SMS tertinggi saat tampil di hari pertama, Jumat malam tadi, maka tak berpengaruh lagi terhadap penampilannya saat membawakan lagu Sasaran Emosi. “Supaya ulun aman, tolong SMS sebanyak-banyaknya hingga Sabtu (14/3) pukul 19.30 Wita. Bila mendapat SMS tertinggi, ulun otomatis masuk 20 besar,” tuturnya.
Tetapi bila berada di posisi kedua, Rita kembali berjuang memikat hati pemirsa dan dewan juri melalui lagu tadi. Sementara itu, Dewi Cahyani, ibunda Rita, menuturkan, lagu Sasaran Emosi sering dibawakan putrinya itu. “Jadi sudah tak tak asing lagi. Tinggal bagaimana penghayatan saat membawakan lagu tersebut,” katanya. (ful) Grup 3: Jumat (13/3) malam dan Sabtu (14/3) malam 1. Rita (Banjarmasin) 2. Irwan (Sumenep) 3. Erna (Kediri) 4. Tria (Palembang) 5. Yayat (Pangandaran)
Grup 5: Selasa (17/3) dan Rabu (18/3) malam 1. 2. 3. 4. 5.
Intan (Jember) Irwansyah (Medan) Endah (Banjarmasin) Daffa (Tangerang) Ady (Bima)
Dewa Beri 50 Kaus buat Endah KEPEDULIAN Presiden Minggu Raya (MGR) Banjarbaru, Dewa Pahuluan, tak hanya terhadap Mahrita Maulyani. Namun juga kepada penyanyi serba bisa asal Kabupaten Tapin, Endah Purwaningsih (24). Fitri Zamzami, nama asli Dewa Pahuluan, memberikan 50 lembar kaus buat pendukung Endah yang akan tampil di Konser Final Dangdut Academy (D’Academy) 2 Indosiar, Selasa malam dan Rabu malam pekan depan. “Kemarin ayah angkat Endah, pak Sudarno menemui saya. Dia minta bantuan kaus buat pendukung Endah. Insya Allah saya bantu 50 lembar,” kata
Ayo Dukung Endah Ketik DA<spasi>Endah kirim ke 98888 (Halo, simPATI, As) atau kirim ke 7288 (XL dan Indosat) Dewa yang juga anggota DPRD Kota Banjarbaru, Jumat (13/3). Dia berharap, bantuan yang tak seberapa tersebut menambah motivasi Endah saat tampil di konser nanti. “Endah bersama Rita merupakan penyanyi Banua yang membawa nama harum Kalsel di event nasional. Jadi keduanya perlu mendapat dukungan masyarakat di daerah ini,” ujar Dewa.
Secara terpisah, Sudarno, bapak angkat Endah, mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan dari salah satu tokoh Banjarbaru itu. “Endah kan tak hanya tinggal di Rantau. Dia juga besar di Banjarbaru dengan ikut menyanyi di Grup Campursari Ringkes Sukowati Banjarbaru,” jelasnya. Sudarno berharap, adanya dukungan dari Dewa, mampu memotivasi Endah untuk menampilkan yang terbaik. Sebelumnya, Dewa juga membantu Mahrita. Dia memberi 34 kaus dan uang sebesar Rp 2,5 juta buat keperluan membeli baju dan biaya sehari-hari selama di Jakarta. (ful)
BPOST GROUP/ ABDUL GHANI
Batu Nabi Rp 2,5 Miliar PERCAYA atau tidak, batu mulia unik milik Suroto (70), warga Ngadiwinatan, Kelurahan Ngampilan, Yogyakarta ini, dibanderol Rp 2,5 miliar. Harga fantastis itu sudah ditawar Sultan Brunei Darussalam tiga tahun silam. “Tapi sayangnya yang menjadi perantara malah meninggal karena kena stroke. Sampai sekarang ya tidak ada kelanjutannya,” kata Suroto. Adapun hal yang membuat harga batu itu sungguh luar biasa adalah berlafal Muhammad bertuliskan Arab. Dari hasil uji laboratorium batu ini adalah batu alam, memiliki berat 24,12 karat. “Kebanyakan kan lafal ‘Allah’. Yang terlihat jelas ada lafal ‘Muhammad’ seperti itu sangat jarang dan sulit mencarinya. Dari berbagai acara pameran batu mulia di Indonesia, jarang ditemukan,” katanya saat ditemui di kediamannya pekan lalu. Adapun barang tersebut, dia peroleh dari salah seorang keluarga Keraton Yogyakarta sekitar 1990. Batu mulia tersebut sudah disimpan sekitar 100 tahun di dalam kompleks Keraton. Orang tersebut berpesan, jika batu itu tidak memiliki harga mahal jangan dijual. “Dia kan seneng Ruby, akhirnya tukartukaran dengan batu itu. Dulu gak jelas dan masih berupa batu, lalu saya gosok lagi hingga terlihat seperti sekarang,” ungkapnya. Meskipun menjadi salah satu di antara sekitar 200 buah batu mulia berbagai jenis yang dia koleksi, namun Suroto tidak memberikan perawatan khusus. Semuanya sesuai standar, yaitu di simpan di kotak atau dibungkus kain halus agar tidak tergores. (tnc/tpk)
SABTU
Gosipi TERKESAN NYANYI
14 MARET 2015
Metro Banjar
Lisa Bocorkan Rahasia Jadi Juara PEDANCER kawakan Banua, Lisa Januarti Patimah tidak pernah bisa lepas aktivitasnya dari dance. Meski sudah pensiun sebagai penari modern, namun dia tetap menggeluti seni gerak tubuh itu. Apalagi dia kembali aktif terlibat dalam berbagai event dance bergengsi di Banua. Namun Lisa aktif bukan sebagai penari, melainkan juri cover dance. Lisa mengaku acara yang bertajuk Idoru Fest Present akan digelar Minggu (15/3) besok. “Selain cover dance beragam acara juga digelar dikegiatan itu,” kata karyawan swasta ini. Bagi Lisa sebenarnya menjadi juri dance ini bukan yang pertama tapi sudah yang keempat kali dilakoninya. Tak heran jika di jagat dance, dia cukup dikenal. “Sudah sering sih. Kalau dihitung-hitung sudah empat kali lebih,” lanjut dia. Dalam lomba cover dance nanti, Lisa selaku juri sedikit memberikan bocoran rahasia agar bisa tampil maksimal dalam lomba. Bocoran itu dia selipkan dalam tips seperti tips saat mengikuti perlombaan pada umumnya. Meskipun lombanya cover dance, jadi harus sama persis dengan yang di cover. “Terpenting jaga staminanya harus bagus biar pas perform powernya bisa maksimal. Kemudian kekompakan tiap anggota juga harus ditingkatkan,” terangnya. Satu lagi pesan Lisa, dalam pemilihan lagu harus disesuaikan dengan kemampuan tim masing-masing supaya penampilannya lebih oke dan menyita perhatian juri. Sementara dalam event tersebut, lanjut Lisa, tiket yang dijual bervariasi. Mulai platinum yang dibanderol Rp 200.000. Biaya tersebut sudah termasuk foto bersama Kariin, Rin B4 dan Sakura Star. Sebelumnya Lisa merupakan grup cover dance Banjarmasin G-9 Generation. Bersama timnya Lisa mendulang banyak prestasi. Prestasi yang diraih Lisa pun tidak sembarangan selain di daerah dia juga mampu tampil di luar daerah. “Kalau di Kalsel sudah sering diundang jadi bintang tamu dan lombaloma kalau diluar juga pernah seperti tampil guest star asia festival 2013 dan Solo,” lanjut dia. (arl)
Lisa Januarti Patimah
9
DI BANGKA BELITUNG
Nanda Anjani IST
BAGI pencinta film Indonesia pasti masih ingat dengan film berjudul Laskar Pelangi yang disutradasi Riri Riza. Film yang dirilis tahun 2008 lalu dan menyedot sekitar 4 juta penonton ini mengambil lokasi di Pantai Tanjung Tinggi, Bangka Belitung. Ternyata, penyanyi Banua asal Rantau Kabupaten Tapin, Nanda Anjani punya kesempatan manggung di lokasi syuting pembuatan film Laskar Pelangi tersebut.
“Saya pernah manggung di lokasi syuting film Laskar Pelangi, Bangka Belitung, Sumatera pada 2014 lalu,” kata Nanda yang dihubungi di Rantau, Jumat (13/3). Menurut penyanyi berwajah cantik ini, memiliki kesempatan manggung disana berkat ajakan kawannya, Nelvi Pawachi KDI di acara hiburan rakyat selama semalam di lokasi pantai Tanjung Tinggi yang dijadikan syuting film Laskar Pelangi. “Ulun sangat senang bisa menyanyi di pantai Tanjung Tinggi. Memang pantainya cukup indah,” kenang Nanda. Selain ke Sumatera, lanjut dia, dirinya juga sering mang-
gung di beberapa tempat di Kaltim maupun Kalteng. Paling sering, lanjut Nanda, menyanyi di Desa Rangga Ilung, Barito Selatan Kalteng. “Saya menyanyi disana hampir 3 tahun lalu. Malam di awal-awalnya, hampir tiap minggu diminta menyanyi di Desa Rangga Ilung,” katanya. Walau pun perjalanan cukup panjang, sekitar 6 sampai 7 jam dari Rantau, mengingat antusiasnya masyarakat disana menyaksikan saat menyanyi, membuat Anjani tak bisa menolak bila diminta manggung. Kalau di kabupaten/kota di Kalsel pun, kata Nanda, sudah sering diminta menyanyi. Menurutnya, sebenarnya suaranya biasa, cuma nasib cukup bagus, sering nyanyi di luar kota. Selain itu, jelas Nanda, setiap kali tampil di panggung diusahakan semaksimal mungkin. “Suara ulun kan biasa saja. Menutupi kekurangan itu, seperti baju, make up sama aksesories dan yang paling penting komunikasi dengan penonton harus aktraktif menjadi perhatian saya,” bebernya membuka rahasia sering diminta nyanyi di luar daerah. Sementara itu, penyanyi Banua Putri Bella sedang konsentrasi mempromosikan single barunya berjudul Maafkan
Cinta. Saat ini lagu yang didendangkan perempuan cantik Banua ini bisa didengarkan melalui RBT (Ring Back Tone) handphone dengan mengetik kode tertentu. Bahkan untuk melayani banyak penggemar dan pencinta musik khususnya Banua, sejak awal Februari lagu berjudul Maafkan Cinta Ini juga bisa didengarkan melalui radio-radio di seluruh Indonesia, termasuk yang di Banjarmasin. “Kami baru mendapat kabar dari managemen, kalau lagu saya yang berjudul Maafkan cinta ini sudah bias di requist di radio-radio seluruh Indonesia, termasuk di Banjarmasin,” papar Bella. Dia berharap, setelah lagu ini mengudara di radio, masyarakat yang menyukai suara emasnya itu semakin banyak dan langsung menyebar ke masyarakat luas. Menurut dia, bisa diperdengarkannya di radio tersebut merupakan langkah awal saja, karena sesuai rencana pihak manajemen yang menaunga Bella akan merambah ke televisi.
“Kapan akan tampil dilayar kaca, semuanya kami seraya ke manajemen saya,” papar penyanyi berusia 16 tahun ini. Begitu juga dengan promosi lagu tersebut, pihak manajemen juga bakal menggelar show ke daerah-daerah agar semakin cepat dikenal oleh masyarakat luas. “Walau pun Bella urang Banua, kami tak bisa melakukan show di sini. Segala sesuatunya yang kami kerjakan harus seizin manajemen yang menaungi Bella,” tandasn y a . (ful)
Tina Tak Bisa Tinggalkan Dance
BPOSTGROUP/KHAIRIL RAHIM
JIKA anak sebayanya waktu kecil suka menyanyi, beda dengan Agustina. Dia justru memilih dance sebagai hobi. Ternyata hobinya sejak kecil itu membuahkan hasil, kini menjadi seorang penari modern membuat dia bisa menambah uang saku sekolah dan hidupnya. “Kalau dance itu sejak SD aku sudah suka banget. Dan hobi itu smapai sekarang ini,” ujar gadis cantik keturunan Tionghua ini. Kesukaannya itu, ujar perempuan yang kini magang di salah satu perusahan swasta ini, berawal saat dia ikut dance untuk mengisi acara perpisahan di sekolahannya kala itu. “Nah sejak itu saya senang banget dan ingin jadi pedencer,” kata gadis kelahiran Banjarmasin 21 Agustus 1994 ini. Sejak lulus dari sekolah dasar
itulah Tina lalu kembali ikut dance di SMP. Bahkan saat duduk di bangku SMA, Tina juga masih ikut bergabung dengan kelompok dancer. Termasuk hingga sekarang ini dirinya tetap bergabung dengan Trinity Dance. “Sejak kelas 3 SMA tepatnya Agustus tiga tahun lalu sudah gabung dengan Trinity,” ucap bungsu tiga bersaudara pasangan Oen Biau Dan Alm Rasmi ini. Bersama Trinity Dance, Tina sudah beberapa kali tampil untuk menghibur di berbagai acara. Mulai acara weeding, pentas seni, ulangtahun hingga acara hiburan perusahaan. “Bahkan kami juga ke luar kota hingga ke Sampit memenuhi undangan untuk memberikan hiburan,” lanjut dia. Untuk latihannya, kata Tina biasanya dilakukan setiap minggu siang. Tapi tidak menutup kemungkinan dia rela melakukan latihan pada malam hari, antara Kamis atau Jumat. Dance ujar Tina berbeda dengan seni lain karena tingkat kesulitannya cuma dalam mengikuti gerakan baru yang rumit. “Tapi jadi tidak terasa sulit karena cara pengajaran yang menyenangkan dan fun,” sebut dia. (arl)
Agustina BPOSTGROUP/KHAIRIL RAHIM
1403/M9
10
Metro Banjar
Seleb Vaganza
Dapat Coaching
SABTU 14 MARET 2015
SALAH TINGKAH D DITANYA CHICCO
dari Sineas Perancis INDUSTRI perfilman Tanah Air belakangan terus menggeliat dengan ditandai munculnya sineassineas baru dan karya-karya baru dengan beragam tema yang diangkat. Tren menarik ini membuat sineas Perancis tertarik melakukan diskusi dengan para sineas dan pelaku industri perfilman di Indonesia. Lewat ajang ‘Equator Film Expo (EFX) Forum: France In Focus’ para sineas Prancis berusaha berbagi wawasan tentang dunia perfilman dengan parta sineas Indonesia. Julie Estelle menjadi salah satu aktris yang bergabung di acara ini. Ada sejumlah topik yang dibahas di acara ini. Antara lain, ‘Film Marketing & Release Strategy’, ‘The Art Of Posters’, ‘Tie-In Consumer Promotions’, ‘Publicity & Public Realtion Strategy’, ‘Acting Coaching’, dan sejumlah materi terkait dunia perfilman lainnya. Julie Estelle mengaku antusias mengikuti kegiatan semacam ini karena bisa menambah wawasan dirinya sebagai insan perfilman. “Aku sangat excited dengan adanya ‘Acting Coach’ di EFX Forum itu. Aku jadi bisa tambah wawasan dalam berakting. Pembicaranya juga berasal dari Perancis, itu membuat aku semakin excited,” ungkap dara keturunan Indonesia-Prancis ini. EFX Forum sendiri digelar selama empat hari mulai 27 sampai 30 Maret di Institute Francais Indonesia (IFI), XXI Plaza Indonesia, dan Skye Bar & Restauran. “Saya mendukung EFX ini karena banyak hal yang perlu diperbaiki dalam perfilman Indonesia. Pelatihan dan pembagian materi dari EFX ini dapat memberikan ilmu baru untuk industri perfilman Indonesia. Apalagi pembicaranya orang-orang berkompeten di bidang film dan berasal dari Perancis,” kata Ketua Badan Ekonomi Kreatif,Triawan Munaf saat jumpa pers mengenai kegiatan ini di Hotel Grand Hyatt, Jakarta.(fiq)
BERAKTING di film ‘Filosofi Kopi’, gosipnya membuat aktris Julie Estelle terlibat cinta lokasi dengan pemeran utama film ini yang berakting sebagai peracik kopi di kafe alias barista, Chicco Jericho. Namun, Julie enggan mengklarifikasi gosip tersebut. “Ah, bisa aja. Di paling-palingin gitu pertanyaannya,” ujarnya dengan ekspresi sedikit salah tingkah, saat jumpa pers di Hotel Grand Hyatt, Jakarta. Julie memang terlihat sekali berusaha menghindar saat ditanya kedekatannya dengan Chicco Jericho. Dia langsung menyudahi pembicaraan ketika kembali diajukan pertanyaan yang sama. “Terima kasih ya,” elaknya. Film ‘Filosofi Kopi’ menceritakan persahabatan dan percintaan, serta konflik antara orangtua dan anak. Dari tiga tokoh, ada Ben yang diperankan Chicco, Jodi oleh Rio Dewanto, dan El yang diperani Julie. “Banyak yang bilang film ini berat, padahal ‘Filosofi Kopi’ itu adalah nama kedai yang dimiliki oleh Ben dan Jodi,” ujar Julie. *** Mencari pendamping hidup untuk selamanya tidaklah mudah, apalagi bagi kaum perempuan yang ingin mencari pria mapan untuk mencukupi hidupnya. Lantas, seperti apa kriteria pria mapan bagi aktris Julie Estelle? “Pria mapan bagi aku, dia mandiri, bisa berkecukupan untuk dirinya sendiri, dan lebih bagus lagi jika bisa menghidupi keluarganya,” ujar Julie Julie mengaku jika saat ini dia masih mencari pria mapan yang dapat memenuhi kebutuhan hidupnya saat telah berumah tangga. “Iyah dong (cari yang mapan). saya aja mapan, masa nyari pria enggak mapan,”ungkapnya. Menurutnya, mencari pria mapan merupakan hal yang wajar bagi perempuan yang ingin berumah tangga. Apalagi jika wanita tersebut nantinya menjadi ibu rumah tangga. “Kayanya itu menjadi suatu yang general. Mungkin perempuan indonesia lebih memilih nantinya jadi ibu rumah tangga aja. Jadi sebenernya nyari pria mapan itu wajar-wajar aja. Karena kan dia kepala rumah tangganya,” kata adik kandung aktris Cathy Sharon ini. (achmad reafiq/icha/nva)
Saya mendukung EFX ini karena banyak hal yang perlu diperbaiki dalam perfilman Indonesia.
Penyanyi Cilik TS Jadi Korban Pelecehan Seks
Arief Dolah Juga Mencuri Gitar TS KISAH pelecehan seks yang menimpa penyanyi cilik berinisial TS terus menggelinding di media. T mengaku, selain diperlakukan tidak senonoh oleh manajernya Muhammad Arief Dolah yang juga penyiar terkenal di sebuah stasiun radio di Singapura, TS juga mengaku kehilangan sejumlah barang pribadi. Barang-barang berharga milik TS tersebut lenyap dan diduga dibawa kabur oleh Arief secara diam-diam yang kini diduga ngumpet di Singapura. Salah satu barang berharga milik TS yang hilang dicuri adalah sebuah gitar. Akibatnya, TS mengaku rugi puluhan juta rupiah. “Sekitar Rp 60 jutaan, karena gitarnya aja 40 juta, sama baju-baju show dia, laptop 2 dibawa kabur, sama kamera,” jelas Eddy Ribut, kuasa hukum TS. Menurut keterangan TS, pencurian itu dilakukan di apartemennya, kawasan Central Park Jakarta Barat. “(Kejadiannya) di apartemennya pada Januari 2015 lalu. Dia (Arief) datang ke apartemen, lalu mengambil barangbarang, dan pergi lagi. Dia tidak kembali sampai sekarang,” ungkap Eddy. Keluarga TS sendiri sudah resmi melaporkan sang manajer ke polisi. Eddy Ribut sudah
KAPANLAGI
TS, korban dugaan pelecehan seksual oleh manajernya sendiri
membuat laporan resmi ke Bareskrim Mabes Polri. TS sebagai korban dan sang manajer memiliki berbeda kewarganegaraan, hal itu menurut Eddy tidak menghalangi langkah hukum yang akan dilakukan kliennya. “Yang pasti nanti kita akan libatkan Interpol. Tinggal proses pemeriksaan di Mabes Polri lagi aja, karena kan AD warga negara asing,” kata Eddy Ribut. Arief Dolah terancan terjerat beberapa pasal sekaligus dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara. “Ancamannya 15 tahun,” jelas Eddy. TS mengaku dilecehkan oleh Dolah selama Dolah menemani TS menggelar konser di Malaysia. Antara lain TS mengaku diajak mandi bareng, dipegang bagian intimnya, dan tidur malam yang dipaksa selalu hanya mengenakan celana dalam.(icha/nva)
Tolak Main di Film BARU-baru ini sutradara film Hollywood, Albert Pyun, mengumumkan akan melibatkan Julie Estelle ikut bermain di film terbaru yang akan disutradarainya. Lewat akun facebooknya, Albert mengatakan jika Julie telah menjalani proses casting untuk film terbaru berjudul ‘Kickboxer: City Of Blood’ tersebut. Saat dikonformasi awak media di sela jumpa pers EFX Forum di Hotel Grand Hyatt, Jakarta, Julie mengaku memang mendapat tawaran tersebut, namun dia memilih membatalkannya. Lho, kenapa? “Memang benar sempat ada tawaran main pada film arahan Albert. Tapi karena ada projek film yang lain di Indonesia, aku ngga ambil,” ujar Julie. Albert menyiapkan film tersebut sebagai kelanjutan dari lima seri film ‘Kickboxer’ yang pernah rilis di 1990-an. Seri
e Estelle Akankah Juli ngan berjodoh de o? IkuƟ Chicco Jerikh di www. update-nya com tribunnews.
Jessica Pasrah Kalah AKTRIS dan presenter Jessica Iskandar (28) mengakui, dirinya tidak pernah melakukan pemberkatan pernikahan dengan Ludwig Franz Willibald (25) di sebuah gereja di Jakarta. Hal itu yang membuat permohonan Ludwig atas pembatalan pernikahan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan dan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) dikabulkan majelis hakim. “Apa yang disampaikan (Chika) ke publik kemarin, membuka semua. Tak ada perkawinan (dengan Ludwig)!” kata Harvardy Muhammad Iqbal, kuasa hukum Ludwig. Pengakuan Jessica dan keterangan Henry, kakak kandung Jessica di persidangan semakin memperlemah posisi Jessica. “Pencatatan pernikahan (di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil DKI Jakarta) janggal. Itu yang sebenarnya terjadi,” kata Harvardy. Usai mendapatkan surat keterangan pemberkatan pernikahan dari gereja yang diduga asli tapi palsu, Henry mendaftarkan pernikahan Chika dan Ludwig ke Dinas Dukcapil DKI Jakarta, 8 Januari 2014. Ludwig sendiri kini posisinya di atas angin. Apalagi sampai sekarang Chika tidak bisa menunjukan bukti keabsahan kutipan akta perkawinannya. Pihak Gereja Yesus Sejati juga pernah membantah menikahkan Chika dan Ludwig. Meski begitu, Jessica mengaku tetap tenang setelah membeberkan ‘pernikahannya’ dan seakan tidak akan bisa mempertahankan
Ultah Sisca Dewi AKTRIS Sisca Dewi merayakan ulang tahunnya yang ke-31 dalam sebuah acara pesta meriah di sebuah resto wah di Hotel Ritz Carlton, Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (12/3). Ada banyak selebriti Tanah Air yang menjadi kolega Sisca, hadir di acara ini. Antara lain, penyanyi Nia Daniaty, presenter Dorce Gamalama, dan penyanyi Ratna Listy. Acara juga dihadiri kerabat dekat Sisca Dewi. Layaknya pesta ulang tahun lainnya, acara ini diwarnai dengan tiup lilin dan potong kue ulang tahun oleh Sisca Dewi. Dewi mengaku bersyukur di usianya yang kini genap 31 tahun, masih bisa meniti karier di dunia hiburan dan dunia politik secara bersamaan.(nur ichsan)
pertamanya rilis tahun 1989 dan dibintangi Jean Claude Van Damme. Menurut Albert, Julie akan berperan sebagai Tun, agen rahasia yang berniat menangkap dan membunuh Jenny (diperankan oleh Clare Kramer). Julie mengaku tidak menyesal dengan keputusannya menolak berakting di film ini. “Kalau emang rezekinya, nanti juga balik lagi. Saya juga sudah ada komitmen dengan kerjaan di Indonesia. Mungkin karena memang belum jodoh. Tapi klao memang jodoh, nanti akan ada tawaran yang lain lagi,” g y ungkapnya.(fi q)
WARTA KOTA/NUR ICHSAN
Suasana perayaan ulang tahun Sisca Dewi
‘perkawinan’ rekayasanya itu. “Sekarang biasa aja. Cuma tetap kepikiran,” kata Jessica. Meski terancam kalah di pengadilan, Jessica tetap menjalani ujian hidupnya dengan ikhlas dan sabar. “Ya jalani aja. Mau gimana lagi. Apa yang membuat saya kuat? Itu mudah sekali. Ketika saya hamil, saya dianugerahkan kado terindah oleh Tuhan. Saya merasa sempurna, bisa mengandung, melahirkan, semua masalah jadi terlihat kecil,” kata Jessica. Jessica mengaku, setiap dirinya menatap wajah El Barack Alexander, buah cintanya dengan Ludwig, Jessica mengaku amat bahagia. Perasaan kecewa karena dikhianati Ludwig sirna. “Saya rasa ini adalah hadiah terindah dari Tuhan . Meski saat hamil saya merasa sedih, nangis, ada luka. Begitu anak lahir, semua tiba-tiba hilang. Saya rawat, susui sendiri, itu yang membuat saya kuat, anak ini yang membuat saya kuat,” tutur Jessica. Meski sedang didera masalah, Jessica juga berusaha tetap ceria. Misalnya, saat dia tampil mengisi acara di ANTV, dia tetap tampil lincah dan bisa melucu. Hal yang sebenarnya bertolak belakang dengan suasana batinnya sendiri. “Saya nangis di belakang. Saya janji ke anak saya, ibu akan berusaha besarin kamu, jadikan kamu sukses dan baik,” aku Jessica. Duh. (wahyu tri laksono/okki/nva)
Sport Style Style
SABTU 14 MARET 2015
Minta Tanda Tangan Pebalap F1 PENYANYII cantik asal Australia, Kylie Minogue tiba-tiba sajaa menjadi penggemar Formula satu. Ketika ada d Bull, pebalap Red iardo, Daniel Ricciardo, nta tanda Kylie meminta tangannya. Tak cuma eminta tiga satu, dia meminta n. tanda tangan. an Kylie Daniel dan ng di tampil bareng si acara televisi he Australia, The am Project. Dalam ut, acara tersebut, nta Kylie meminta Daniel kan membubuhkan tiga tanda tangan. Hal ini uat pun membuat Daniel terheranheran sekaligus tersenyumsenyum. “Bia saya minta sesuatu? Boleh saya minta, bukan satu, dua, nda tangan. Satu tapi tiga tanda untuk saya, dan dua untuk keponakan saya karena saya di tante yang baik,” ingin menjadi eperti dilansir Daily kata Kylie seperti Mail. un menjawab Daniel pun n memberi tanda dirinya akan ntik dan bukan tanda tangan otentik tangan hasill print yang biasa ya pada fans lain. diberikannya “Ini serius? Saya jadi malu. Ini di tanda tangan akan menjadi k. Tidak seperti yang otentik. n cetakan yang tanda tangan biasa saya berikan pada semua fans saya,” tuturnya. rupakan aktris Kylie merupakan senior yang namanya sudah uler di negeri cukup populer elain menyanyi, dia Kanguru. Selain akan pemain film. juga merupakan ebalap, Ricciardo Sebagai pebalap, udah biasa mungkin sudah POSH24.COM n tanda tangan memberikan KYLIE untuk para penggemarnya. MINOGUE mberikan tanda Namun memberikan uk penyanyi tangan untuk pop sekelas Kylie Minogue, ebalap asal sehingga pebalap u pun tersipu-sipu. Australia itu ws/dng) (Tribunnews/dng)
gegar otak di kepalanya saat kecelakaan di Barcelona, dokter khawatir itu bisa membunuhnya. Adapun kecelakaan yang dialami Alonso terjadi saat dia menjalani tes pramusim hari terakhir di Catalunya. Pada balapan tersebut, Alonso menabrak dinding pembatas sirkuit pada tikungan ketiga. Setelah kecelakaan terjadi, ambulance datang dan mengangkut Alonso keluar dari mobilnya. Setelah menjalani pemeriksaan di rumah sakit, Alonso divonis mengalami gegar otak ringan dan akan menjalani masa pemulihan. (Tribunnews/ dng)
11
MASAK AYAM PEDAS Daniel Danie Sturridge Isi Waktu Luang Bersama Ibu KESIBUKAN sebagai seorang pesepakbola tak membuat Daniel Sturridge melupakan quality time
DIRECT
POINT
• Daniel Sturridge masak ayam pedas bersama ibu • Memasak di acara Sainsbury’s Active Kids • Memasak bukan hal asing bagi Daniel • Suka siapkan sendiri makanannya • Selalu sempatkan waktu makan bersama keluarga di akhir pekan
bersama keluarga. Striker Liverpool itu baru-baru ini menyempatkan waktu mengikuti acara memasak bersama ibunya, Grace Sturridge. Daniel dan Grace mengikuti kegiatan masak memasak bertajuk Sainsbury’s Active Kids yang diadakan oleh St Paul’s Junior School. Keduanya memutuskan untuk memasak makanan sehat seperti ayam panggang pedas yang ditambah quinoa dan sayuran. Bagi Daniel sendiri, memasak bukanlah kegiatan asing baginya. Ia terbiasa membuat makanannya sendiri setiap hari. “Ibu saya luar biasa. Dia telah memberikan saya banyak dukungan dan terus melakukannya. Untuk memanjakan ibu saya, saya mungkin akan memasak sesuatu yang sehat dan sedikit menggunakan rempahrempah untuknya. Memakai bahan ikan mungkin. Ibu juga menyukai salad yang bagus dan alpukat, yang pasti mencakup itu,” kata Daniel kepada Femail seperti dilansir Daily Mail. Namun dalam kegiatan memasak kali ini, Daniel tak memasak ikan atau membuatkan alpukat. Daniel dan ibunya memutuskan membuat ayam pedas yang bumbunya menggunakan resep rahasia keluarga. Grace mengatakan dirinya kini jarang memasak bersama Daniel karena kesibukan putranya itu sebagai pesepakbola dunia. “Ketika kami sempat, kami suka memasak bersama. Tapi itu tak sering dilakukan belakangan ini karena Daniel
DAILYMAIL
MASAK BARENG- Daniel Sturridge masak bareng ibunya, Grace Sturridge di acara Sainsbury’s Active Kids.
tinggal jauh dari rumah,” ujar Grace. Meski begitu, Grace mengungkapkan Daniel masih suka mengunjungi keluarganya saat akhir pekan. Momen berharga itu pun dimanfaatkan untuk makan bersama keluarga. “Setiap minggu kami mencoba bersama sebagai sebuah keluarga dan makan siang daging AfroCaribbean pedas, nasi, dan kacang polong. Kami suka bersama dan itu penting menghabiskan waktu bersama,” tuturnya. Daniel kemudian kembali berkomentar bahwa penting bagi dirinya untuk menkonsumsi makanan sehat mengingat profesinya sebagai pesepakbola. Makanan sehat favorit Daniel adalah ikan
salmon, sayur kale, ubi jalar, brokoli, quinoa, dan saus. “Penting bagi saya untuk memastikan saya makan makanan diet yang seimbang karena saya berlatih setiap hari. Saya menikmati memasak dan menantikan makan malam setiap malam,” kata Daniel seraya menambahkan dirinya membawa beberapa makanan yang mengandung rempahrempah saat mengikuti turnamen Piala Dunia. Ia biasa menyantap tiga telur orak-arik dan buah untuk sarapan. Menu makan siang dan makan malam, ujar Daniel, lebih pada makanan yang mengandung banyak protein. “Makan malam dan makan siang biasanya sama. Seperti quinoa, ayam atau
ikan, dimana itu bagus untuk pemulihan dan kaya protein. Disamping itu saya juga makan brokoli, bayam, dan sayuran dikukus. Saya juga banyak minum teh putih dan teh kelor sepanjang hari,” jelasnya. Makanan yang dikonsumsi Daniel sejauh ini cukup menyehatkan. Ia pun ditanya apakah ada makanan lain yang suka dikonsumsinya meskipun tahu makanan itu tak begitu bagus untuk tubuh. Daniel menjawab dirinya selalu mengikuti pola makan diet yang benar dan tidak melanggar aturan diet yang sehat. Meski begitu, ia mengakui terkadang ingin menkonsumsi sesuatu yang manis. (Tribunnews/dng)
Tak Pelit Bagikan Resep DALAM sebuah acara masak mem memasak, resep ayam panggang pedas ala Daniel dan ibunya turut dibagikan. Bagi yang ingin mencoba m di rumah, harus menyiapkan bebera beberapa bahan seperti empat paha ayam tanpa ttulang dan kulit, 220 gram quinoa, empat bawang merah, satu paprika merah, dua siung bawang putih, empat wortel ukuran sedang, satu floret brokoli, empat asparagus, lada hitam, bumbu re rempah-rempah, paprika, minyak zaitun, dan kecap. kecap Cara memasaknya, pertama ya yang dilakukan adalah lumuri ayamnya menggunakan menggun bumbu rempah-rempah, lada hitam, paprika, papr dan kecap. Setelahnya, diamkan selam selama semalam. Panaskan oven hingga 204 deraja derajat celcius
Alonso Angkat Barbel FERNANDO Alonso tengah berusaha kembali ke kondisi terbaiknya usai mengalami kecelakaan fatal di Sirkuit Catalunya, Barcelona, Minggu (22/2) lalu. Pebalap McLaren itu kini mengunggah foto dirinya tengah berlatih di gym. “Saya terus berlatih keras. Kembali ke rutinitas normal. Segera kembali ke kantor... #CountdownMalaysia #McLarenHonda,” kicau Alonso. Pebalap asal Spanyol itu kemungkinan tak bisa mengikuti balapan pembuka di Melbourne pada akhir pekan ini atas saran dokter. Jika kembali mengalami benturan di kepalanya usai mengalami
Metro Banjar
dan masukkan ayam yang sudah dilumuri tadi kedalamnya selama 30 menit. Taburi saus ‘Sturr Crazy’ atau bumbu pedas lainnya dan masukkan kembali ke oven selama lima menit. Untuk sayurannya, rebus quinoa yang sudah dicuci dan campurkan sedikit garam. Rebus quinoa hingga mendidih selama 20 menit. Setelah itu, cincang bawang dan paprika kemudian masak menggunakan minyak zaitun. Tambahkan merica dan quinoa yang sudah direbus tadi. Masak hingga baunya harum. Sebagai tambahan sayuran, bisa juga ditambahkan wortel, brokoli, dan asparagus yang direbus selama lima menit. (Tribunnews/dng)
Dioperasi Setelah Injak Pecahan Gelas
ANGKAT BARBEL- Pebalap F1 asal Spanyol, Fernando Alonso berolahraga mengangkat barbel.
INSTAGRAM/NEYMAR
SEPEDA UNIK- Striker Barcelona, Neymar memakai sepeda unik yang memiliki roda ban depan lebih besar dari ban belakangnya. Dia memakainya saat menikmati waktu santai di sela-sela latihannya di Barcelona. Timnya akan menghadapi laga tandang melawan Eibar di Municipal de Ipurua, Eibar pada Minggu (15/3) mendatang.
PEMAIN sepakbola umumnya menderita cedera karena mendapat tekel keras dari pemain lawan atau memang kondisi tubuhnya tidak fit. Berbeda seperti yang dialami pemain lain, Enner Valencia terpaksa menjalani operasi gara-gara menginjak gelas teh yang pecah. Striker West Ham itu membuat pusing klubnya karena The Hammers kini mengalami krisis striker saat berkunjung ke kandang Arsenal akhir pekan ini. Pelatih West Ham, Sam Allardyce, menjelaskan gelas itu pecah lantaran Enner menjatuhkannya karena terlalu panas. “Dari apa yang mereka sampaikan pada saya, dia mengambil gelas dan (gelas) itu terlalu panas. Dia menjatuhkannya. Dia kemudian
INSTAGRAM/ENNERVALENCIA1
ACUNGKAN JEMPOL- Enner Valencia beserta dengan istri dan anaknya berpose memakai seragam kaus Superman.
menginjaknya (pecahan gelas). Insiden yang aneh,” kata Sam seperti dilansir Mirror. “Dia melukai ibu jari kakinya cukup
parah. Sehingga fisioterapis kami membawanya ke rumah sakit dan dia mendapat jahitan dari dokter spesialis. Itu luka yang cukup menjijikkan,” ungkapnya lagi. Sam pun tak yakin Enner bisa pulih pada akhir pekan ini. Sementara stok striker lain yang dimilikinya, yakni Andy Carroll dan Carlton Cole, juga belum bisa dimainkan. “Kami tidak yakin. Tapi minggu ini terlalu cepat baginya untuk bermain. Itu adalah sesuatu yang tak kami harapkan. Dia adalah satu diantara beberapa striker yang kami punya. Andy Carroll dan Carlton Cole juga belum bisa diaminkan. Itu membuat kami hanya punyai sedikit pilihan di barisan depan. Ini adalah pukulan besar jika dia (Enner) tak bisa bermain,” ucapnya.(Tribunnews/dng)
Bawa Keluarga dan Dua Anjing Kesayangan PETENIS Serbia, Novak Djokovic, datang ke Indian Wells untuk mempertahankan gelarnya di BNP Paribas Terbuka 2015 yang berlangsung 1222 Maret. Kali ini, dia datang dengan seluruh keluarganya. Stefan, anak Djokovic bersama Jelena Ristic, yang lahir pada Oktober tahun lalu, ikut rombongan ke Indian Wells. Begitu juga dua anjing peliharaan mereka, Pierre dan Tesla. "(Stefan) di sini dan dua anjing juga. Bagi saya, ini rasanya seperti liburan. Waktunya beristirahat," kata Djokovic yang langsung disambut tawa mereka yang hadir dalam peresmian mural petenis nomor satu dunia tersebut, Kamis (12/3). "Tentu saja saya bercanda." Pertengahan tahun lalu, Djo-
kovic meraih gelar keduanya di Wimbledon. Tak lama berselang, dia menikahi Ristic pada Juli. Dia meraih gelar Grand Slam pertamanya sebagai seorang ayah di Australia Terbuka, Januari lalu. "Rasanya luar biasa menjadi seorang ayah, ini melengkapi hidupmu. Dan anjing-anjing juga di sini. Kami menganggap mereka seperti anak, bukan hewan. Mereka sayang kepada Stefan dan Stefan juga sayang kepada mereka. Dia mengenali mereka, tahu siapa dan apa mereka. Mereka bersaudara. Ini keluarga besar," kata Djokovic yang memang dikenal kerap melancarkan humor ketika berbicara tentang segala hal, termasuk keluarga. Djokovic adalah pemegang
NOVAKDJOKOVIC.COM
PIARA ANJING- Novak Djokovic dan istrinya, Jelena Ristic berpose bersama dua ekor anjing piaraan mereka. tiga gelar di BNP Paribas Terbuka (2008, 2011, dan 2014). Gelar tahun lalu membawa Djokovic menyamai prestasi Jimmy Connors, Michael Chang, dan Rafael Nadal. Roger Federer adalah pemegang rekor dengan empat gelar. Dari semua prestasi yang pernah dicapai, Perancis Terbuka masih jadi gelar impian pria 27 tahun tersebut.
"Saya tahu prioritas tertinggi saat ini adalah Perancis Terbuka," kata Djokovic. "Masih terlalu dini untuk membicarakan ini. Perbedaan antara target dan bagaimana mewujudkannya adalah bahwa saya tidak akan terlalu membebani diri sendiri. Saya tidak ingin membuang terlalu banyak energi untuk memikirkannya."(Tribunnews/ kompas.com)
12
Super Sport
Metro Banjar
PALERMO
VS
SABTU 14 MARET 2015
JUVENTUS
BANGKIT PEPE!
“Kami perlu tetap menjaga fokus, USAI pulih dari cekarena Palermo sudah cukup lama tidera lutut akut yang dak kalah ketika bermain di kandang. memaksanya absen Namun kami juga perlu berusaha dalam dua musim terus memperlebar jarak dengan AS terakhir, Simone Pepe Roma,” katanya seperti dilansir situs kini mulai menunjukkan kebangkitklub. annya dan menjadi bagian penting Seperti yang dikatakan Pepe, dari skuat Juventus. Perlahan tapi Juventus memang membutuhkan pasti, pelatih Massimiliano Allegri kemenangan untuk menjauhi kejaran mulai rutin memberi pemain 31 AS Roma, sekaligus menjaga peluang tahun itu menit bermain di lapangan, mempertahankan gelar scudetto yang entah sebagai pengganti atau pengmereka rengkuh musim lalu. Pekan huni starting XI. lalu, anak asuh Massimiliano Allegri Performa Pepe pun terus membaik. Pekan lalu misalnya, ia ikut menyum- ini sukses memetik kemenangan atas Sassuolo, yang membuat bang assist untuk gol kemenangan jarak mereka kini Paul Pogba atas Sassuolo. Torehterpaut 11 poin an itu menjadi yang pertama dengan AS bagi mantan pemain AS Roma, yang Roma itu dalam nyaris menguntit tiga tahun terakhir. di urutan Pasalnya terakhir kali kedua ia mampu mencatatdengan kan assist adalah di Palermo vs Juventus poin 50. pertandingan melaMinggu (15/3) Tim Pukul 00.00 WIB wan Lazio pada April tuan rumah 2012, yang berakhir 2-1 sendiri untuk kemenangan Si kini masih Nyonya Tua. terdampar di Berkat penampilannya papan tengah, dan yang kian membaik itu, rumor belum pernah meraih keperpanjangan kontrak untuknya menangan dalam tiga laga terakhir di yang akan berakhir di penghujung Liga Italia. Usai menekuk Napoli pada musim pun lantas berhembus. Namu pertengahan Februari lalu, pasukan demikian, Pepe menegaskan dirinya Giuseppe Iachini itu hanya berhasil dan klub baru akan membahasnya menorehkan dua hasil seri dan sekali pada Juni esok. kalah. “Sekarang bukan waktu yang tepat Mandulnya Paulo Dybala dan membicarakan mengenai karier, kareFranco Vazquez di beberapa laga terana saya juga belum memiliki pikiran khir, menjadi penyebab torehan buruk untuk beralih ke klub lain. Saya akan yang didapat Palermo. Dybala semterus bermain hingga kontrak berapat mencuri perhatian kala selalu khir dan menunggu keputusan apa mencetak gol di bulan Novemyang akan diberikan Juventus pada ber lalu, namun setelah itu pebulan Juni,” jelas Pepe seperti dikutip main asal Argentina tersebut Sky Sport Italia. mengalami tren menurun. Laga menghadapi Palermo di StaIa terakhir mencetak gol dion Renzo Barbera, Minggu (15/3) kala timnya kalah 2-1 bisa menjadi kesempatan bagi Pepe untuk kembali menunjukkan kebangkitannya itu. Melawan mantan klubnya itu, Pepe berpeluang kembali dimainkan sebagai starting line-up. Menghadapi Palermo, Pepe mengingatkan rekan-rekannya untuk kembali fokus. Menurutnya, Palermo bukan lawan yang mudah dikalahkan, terutama jika melihat rekor tak terkalahkan tim asuhan Giuseppe Iachini itu di kandang, yang dimulai sejak akhir September 2014 lalu.
AFP
PENERUS MESSI – Performanya yang gemilang di usia muda membuat Paulo Dybala kerap disebut sebagai penerus Lionel Messi di masa depan.
Titisan Lionel Messi PAULO Dybala sukses jadi salah satu pemain muda yang diprediksi memiliki masa depan cerah. Sejumlah tim elit Eropa sekelas Barcelona, Paris Saint-Germain, Real Madrid, hingga Juventus, dikabarkan berminat amankan servis penyerang muda asal Argentina ini. Presiden Palermo, Maurizio Zamparini sebagai bos klub pemilik sang pemain memprediksi bahwa Dybala memiliki masa depan layaknya Lionel Messi yang kini bersinar sebagai pemain terbaik dunia, dan memecahkan berbagai macam rekor fantastis bersama Barcelona. “Dybala memang sudah dihubungi oleh beberapa klub, namun Agen transfernya telah melakukan tugas dengan baik dan saya memiliki koneksi yang baik juga dengan dia,” kata Zamparini. “Menurut pandangan saya pribadi, Dybala adalah Lionel Messi di masa mendatang, setidaknya dia dihargai senilai 40 Juta Euro. Akan tetapi kita akan lihat apa yang terjadi di masa
Live On
mendatang,” papar Zamparini kepada Radio Anchio Sport. Dybala memang tampil gemilang bersama Palermo musim ini. Di usianya yang baru menginjak 21 tahun, dia telah berhasil mencatatkan 12 gol dari 25 penampilan. Tak hanya itu, Dybala juga telah ciptakan tujuh assist. Bukan kebetulan pula jika pemain ini ternyata sangat mengidolakan sosok penyerang Barcelona sekaligus Kapten Timnas Argentina itu. Dybala bahkan mengaku telah menolak tawaran Timnas Italia hanya untuk bisa bermain bersama Messi suatu hari nanti. “Mimpi saya adalah untuk mengenakan Jersey Tim Nasional Argentina, dan saya yakin bisa lakukan hal itu di masa depan. Saya juga telah mendengar ketertarikan dari Pelatih (timnas Italia) Antonio Conte, namun tak ada yang menghubungi saya secara resmi, saya ingin bermain dengan Messi di Tim Nasional,” kata Dybala kepada salah satu Radio Argentina. (Tribunnews.com/ dod)
DIRECT POINT
Simone Pepe mulai rutin dimainkan peltih Juventus setelah dirinya pulih dari cedera Pekan lalu Pepe mencetak assist pertamanya dalam tiga tahun terakhir
Pepe mengingatkan rekan-rekannya untuk mewaspadai Palermo
Juventus membidik kemenangan untuk menjauhkan diri dari kejaran AS Roma
dari Lazio pada pertengahan Februari lalu. Menghadapi Juventus, yang memiliki lini pertahanan cukup baik, Dybala diharapkan bisa kembali menemukan ketajamannya, sekaligus mematahkan rekor clean sheet Bianconeri yang belum pernah kebobolan dalam 5 pertemuan terakhir dengan Palermo. Motivasi tersendiri tentu akan diusung oleh
HEAD TO HEAD
20/11/11
Juventus
3-0
07/04/12
Palermo
0-2
Palermo Juventus
09/12/12
Palermo 0-1
Juventus
05/05/13
Juventus
1-0
Palermo
26/10/14
Juventus
2-0
Palermo
5 Laga Terakhir Palermo 09/02/15
Inter
3-0
15/02/15
Palermo
3-1
Palermo Napoli
22/02/15
Lazio
2-1
Palermo
01/03/15
Palermo
0-0
Empoli
08/03/15
Cesena
0-0
Palermo
5 Laga Terakhir Juventus 21/02/15
Juventus
2-1
Atalanta
25/02/15
Juventus
2-1
B.Dortmund
03/03/15
Roma
1-1
Juventus
06/03/15
Juventus
1-2
Fiorentina
10/03/15
Juventus
1-0
Sassuolo
penyerang berusia 22 tahun tersebut untuk menambah jumlah golnya musim ini yang telah mencapai angka 12. Bukan sesuatu yang tidak mungkin baginya untuk memberikan kejutan bagi Gianluigi Buffon di laga nanti. Juventus sendiri di laga ini dipastikan tidak akan diperkuat oleh Paul Pogba yang absen karena hukuman akumulasi kartu yang diterimanya. Pekan lalu pemain asal Prancis ini menjadi pahlawan kemenangan Bianconeri kala mengalahkan Sassuolo. Selain Pogba, Allegri juga masih belum bisa menurunkan Andrea Pirlo yang masih berkutat dengan cedera.(Tribunnews.com/ dod)
Espanyol vs Atlético Madrid
Gol Tercepat di Liga Europa PENYERANG sayap Sevilla, Víctor Machín Pérez mencatatkan rekor baru sebagai pencetak gol tercepat dalam turnamen antarklub Eropa, Liga Europa, ketika timnya menaklukkan tuan rumah Villarreal, 3-1, di Stadion El Madrigal, Villarreal, Spanyol, Jumat (13/3). Pemain yang akrab disapa Vitolo itu menciptakan gol ketika pertandingan berjalan 13,21 detik, pada laga pertama babak 16 besar tersebut. Gol pemain berusia 25 tahun itu memecahkan rekor gol tercepat sebelumnya di Liga Europa yang dibuat striker AEK Athens, Ismael Blanco. Kala itu Blanco menciptakan gol saat pertandingan berlangsung sekitar 15,19 detik, ketika timnya melawan BATE Borisov pada 2009. Gol cepat Vitolo ini tak ayal langsung meruntuhkan semangat tim tuan rumah. Apalagi Sevilla yang tengah mengejar rekor gelar juara keempat kali, setelah 2006, 2007, dan 2014, menambah gol pada menit ke-26 melalui Stephane Mbia. Baru pada awal babak
Enam gol tercepat di Liga Europa: 13,21 detik: Vitolo (Villarreal 1-3 Sevilla FC) 12/03/2015 15,19 detik: Ismael Blanco (AEK Athens FC 2-2 FC BATE Borisov) 05/11/2009 16,88 detik: Keita Balde (PFC Ludogorets Razgrad 3-3 SS Lazio) 27/02/2014 18,18 detik: Juan Mata (Valencia CF 3-0 Club Brugge KV) 25/02/2010 19,19 detik: Sergio Aguero (Manchester City FC 4-0 FC Porto) 22/02/2012 20,08 detik: Taison (FC Salzburg 0-4 FC Metalist Kharkiv) 16/02/2012
berselang dua menit kemudian, Sevilla kembali memperbesar kemenangan melalui gol Kevi Gameiro. Villarreal kemudian berusaha menambah gol menjelang akhir pertandingan, ketika tiga pemainnya, yaitu Vietto, Denis Cheryshev, dan pemain cadangan Joel Campbell, menciptakan peluang pada menit ke-90. Namun, penjaga gawang Sevilla, Sergio Rico, tampil gemilang dengan menggagalkan serangan tersebut. Usai pertadingan, Vitolo mengungkapkan perasaan gembiranya yang kini tercatat sebagai pencetak gol ter-
cepat di Liga Europa. “Saya gembira memecahkan rekor ini. Hal terpenting adalah kami dapat hasil luar biasa dan kami begitu gembira,” ucap mantan pemain Las Palmas itu. “Villarreal memiliki tim bagus dan mereka menunjukkan itu hari ini. Mereka punya banyak peluang,” imbuhnya. Sayangnya gol Vitolo itu belum mampu memecahkan catatan rekor gol tercepat di Eropa yang masih dipegang Roy Makaay. Mantan striker tim nasional Belanda itu mencetak gol di detik 10,12 untuk bantu Bayern Muenchen menekuk Real Madrid di babak 16 besar Champions League, Maret 2007. Bagi Sevilla sendiri, kemenangan atas Villarreal ini membuat peluang mereka lolos ke perempat final semakin besar, karena laga kedua babak 16 besar akan berlangsung di kandang mereka, di Stadion Ramón Sánchez Pizjuán, Jumat (20/3) mendatang.(Tribunnews. com/dod)
kedua, Villarreal membuat pendukung tuan rumah bisa sedikit lega, setelah Luciano Vietto memperkecil ketinggalan pada menit ke-48. Namun
VITOLO MACHÍN
Saatnya Bersenang-senang MENYANDANG status juara bertahan tampaknya menjadi beban tersendiri bagi para pemain Atletico Madrid. Tak seperti musim lalu, kini anak asuh Diego Simeone itu mulai keteteran dalam usaha perburuan mereka menjadi juara La Liga musim ini. Atletico saat ini tertinggal tujuh angka dari Barcelona yang menjadi pemuncak klasemen. Los Rojiblancos juga terpaut enam angka dari Real Madrid yang berada di posisi kedua. Upaya Atletico mempertahankan gelar juara tampaknya semakin berat, karena mereka kini wajib memenangkan 12 laga tersisa. Karena itulah menjelang laga melawan Espanyol, Sabtu (14/3) malam di Power8 Stadium, Antoine Griezmann mengajak rekan-rekannya untuk melepaskan beban yang mereka pikul, dan mulai menikmati pertandingan tersisa. “Pada akhirnya sepak bola adalah sebuah permainan. Karena itu menurut saya kami harus bersenang-senang menikmati pertandingan. Saya punya keyakinan jika kami menikmatinya, kami bisa bermain jauh lebih baik. Selain itu menghadapi Espanyol kami juga harus kuat dalam menyerang dan bertahan. Itu kuncinya,” ucap Griezmann seperti dikutip Sportal. Di empat laga terakhir Atletico memang menuai hasil
LEQUIPE.FR
BANGKIT - Antoine Griezmann mengajak rekan-rekannya untuk menikmati pertandingan tersisa Atletico, di La Liga, dimulai dengan pertandingan melawan Espanyol di Power8 Stadium, Sabtu (14/3).
kurang memuaskan. Fernando itu ingin memecahkan rekor Torres dkk menelan kekalahan golnya saat berseragam Real 2-0 dari Celta Vigo di pekan ke Sociedad musim sebelumnya, 23. Mereka sempat bernapas yakini mencetak 20 gol. lega setelah menang atas Musim ini Griezmann Almeria dengan skor 3-0 di sudah mencetak 17 gol semua pekan ke 24. Naajang kompetisi. mun setelah itu Ia berpeluang Atletico kembali besar melampaui gagal menempel rekor golnya Barcelona dan bersama SocieReal Madrid, dad musim lalu, lantaran hanya asal konsisten Sabtu (14/3) menuai hasil Pukul 22.00 WIB menjaga permaEspanyol vs Atlético Madrid imbang menghainannya. “Saya dapi Sevilla dan sangat antusias Valencia. membantu tim, Griezmann setelah di laga seyang absen belumnya absen melawan Valencia di pekan karena hukuman akumulasi ke-26 lalu akibat hukuman kartu. Saya ingin memperbaiki akumulasi kartu, di laga nanti catatan gol musim lalu. Saya malam sudah dapat dimaakan bekerja keras untuk itu, inkan. Motivasi pemain asal dan memberikan yang terbaPrancis itu pun kini sangat ik,” lanjutnya. luar biasa. Striker 23 tahun Rasa lapar Griezmann bisa
Live On
saja bak gayung bersambut ketika Atletico ketika menghadapi Espanyol. Musim ini pasukan Sergio Gonzalez Soriano itu dikenal sebagi tim yang memiliki pertahanan yang buruk. Dari 26 laga, Espanyol sudah kebobolan 37 gol. Catatan itu hanya tiga gol lebih sedikit dari Almeria dan Granada, penghuni zona degradasi La Liga. Espanyol sendiri mungkin berharap Atletico tidak terlalu antusias menghadapi laga ini. Pasalnya di tengah pekan depan, mereka juga harus menghadapi Bayer Leverkusen di leg kedua per delapan final Liga Champions. Konsentrasi Atletico dipastikan terpecah, mengingat di leg pertama akhir Februari lalu, mereka kalah 1-0 dari Leverkusen di Bay Arena. Meski demikian, yang harus diingat para pemain Espanyol adalah, Atletico punya catatan bagus kala menghadapi tim sekota Barcelona itu. Dari enam pertemuan terakhir, Atletico menuai lima kemenangan. Empat di antara Atletico berhasil menjaga gawang mereka tetap perawan. Di pertemuan terakhir Atletico menang 2-0, lewat sumbangan Thiago dan Mario Suarez. Keadaan Espanyol makin mencemaskan setelah striker Christian Stuani belum menemukan ketajamannya semenjak Februari silam. Ia belum mencetak gol di lima laga terakhir.(Tribunnews. com/wil)
SABTU
Futsal Blitz
14 MARET 2015
Metro Banjar
13
PELUANG JUARA SUDAH TERBUKA Yos A di Adi Wicaksono
Yos Adi Tak Sabar Tunggu Pelatih Asing KIPER tim nasional futsal Indonesia, Yos Adi Wicaksono mengaku tidak sabar timnas akan ditangani oleh pelatih asing. Yaw sapaan akrab Yos Adi menyatakan jika memang sudah saatnya timnas dilatih oleh pelatih asing. Namun, ia berharap pelatih tersebut dikontrak dalam waktu yang panjang jika ingin membentuk sebuah timnas super tangguh.“Sangat bagus sekali jika timnas akan dilatih oleh pelatih asing dan itu memang sudah waktunya,” ujar Yaw kepada Bolalob. “Tim-tim lain di Asia Tenggara sudah lama dilatih oleh pelatih asing dan itu meningkatkan kualitas mereka. Saya harap Indonesia juga akan mengalami hal yang sama dari segi teknik maupun taktik,” lanjutnya. “Pelatih asing juga sangat baik untuk kemajuan futsal Indonesia karena mereka dapat memberikan pengalaman dan pelajaran kepada pemain dan pelatih lokal,” pungkasnya. Besarnya target yang dicanangkan menjadi salah satu alasan timnas akan merekrut pelatih asing kelas dunia. Arif Isanawan selaku Exco bidang timnas menyatakan timnas akan ditangani pelatih asing dengan target lolos piala dunia. “Target besar kita adalah lolos Piala Dunia 2016 sehingga dibutuhkan pelatih yang benar-benar bagus,” ujar Arif Isnawan kepada Bolalob beberapa waktu lalu. “Ada beberapa kandidat, tapi belum diputuskan siapa saja yang akan ikut seleksi,” pungkasnya. Dikabarkan ada tiga calon pelatih timnas futsal dengan prestasi tingkat dunia, yaitu Jesus Candelas pelatih timnas Iran, Steven Knight yang pernah menangani timnas Australia, dan Fernando Feretti, pelatih futsal asal Brazil yang saat ini masih menjabat pelatih timnas Paraguay. (blc)
MEMASUKI hari kedua turnamen Futsal Martapura Futsalismo Cup (MFC) 2015 Kamis, (12/3), pertandingan mulai berlangsung seru dan memanas. Tim-tim tangguh masih terlalu mudah melewati babak penyisihan ajang ini. Terbukti selisih skor yang cukup banyak tersajai dalam sejumlah laga. Untuk kategori pelajar, tim SMAN 4 Banjarmasin menang mudah saat berhadapan dengan PGRI 2 dengan skor 4-1. Tim SMPN 1 Banjarbaru menang 6-3 dengan SMPN 3 Banjarmasin. Sedangkan kategori umum, tim Togap FC masih superior saat berhadapan
dengan tim 623. Tim yang sering langganan juara ini menang mudah dengan skor telak 11-2. Tim tangguh lainnya, Pelindo III juga menang telak 8-2 saat berhadapan dengan Adira Martapura. Owner Togap FC, Togap Siregar, mengatakan perjalanan masih cukup panjang. Hasil laga pertama belum menjadi jaminan tim bisa melaju mulus ke final. Namun dengan kemenangan di laga perdana, jalan untuk mencapai babak selanjutnya dan meraih juara sudah terbuka. Sehingga peluang dan kesempatan itu harus dimaksimalkan oleh timnya. “Lawan di depan semakin
tangguh. Tim kita selalu siap baik fisik dan mental. Semua tim selalu kita anggap kuat, sehingga dalam setiap laga kita tampil maksimal,” kata Togap, Jumat, (13/3). Saat pertandingan babak pertama, Togap sudah unggul enam gol dan babak kedua menambah lima gol lagi. Sementara lawannya hanya mampu membalas dua gol. Gol kemenangan Togap FC, tujuh gol dicetak oleh Udin, tiga gol Wari dan Satu gol Ali. Tim ini sebenarnya hanya diisi tujuh pemain termasuk kiper. Yakni Udin, Ali, Amang Edy, Aspi, Rijal Unyil (kiper) dan Agus. Meski hanya tujuh pem-
ain, namun tim ini patut menjadi perhatian serius bagi lawan-lawannya. Sejumlah tropi sudah terbukti dari ketangguhan tim ini. Sementara itu, pelatih SMAN 4 Banjarmasin Aries Fadillah mengaku bersyukur dengan hasil laga perdana yang dicapai timnya. Pihaknya berharap hasil laga perdana menjadi awal yang mudah untuk laga selanjutnya. Hingga mencapai finalis MFC 2015 katagori pelajar. MFC 2015, Jumat, (13/3) tidak ada jadwal pertandingan. Laga akan kembali digelar Sabtu, (14/3) sore dan malam. Dengan mempertandingkan enam partai pertandingan. (ryn)
HASIL LAGA KAMIS, (12/3) ● PGRI 2 Banjarmasin 1 vs
SMAN 4 Banjarmasin 4 ● SMPN Banjarbaru 6 vs
SMPN 13 Martapura 3 ● Res Banjar 6 vs Stimik
Banjarbaru 1 ● Stiepan FC 5 vs Double M 4 ● Pelindo III 8 vs Adira
Martapura 2 Togap FC 11 vs Tim 623 2 Jadwal Laga Sabtu, (14/3) Main Sore ● SMK 1 Martapura vs Ahlam ● MTs Hidayatullah vs SMP 4
Martapura Main Malam ● F Kesling vs STIT Darulhijrah ● Kohusien FC vs Qantal FC ● Pyranha FC vs Futsal Academy ● Fajar Kilat vs CBS
Lima Pemain Resmi Dicoret SETELAH resmi mencoret lima pemain pra PON Kalsel, Jumat, (13/3) tim pelatih pra PON Kalsel terus berburu pemain baru. Sebab, dari lima pemain baru yang rencananya didatangkan, baru satu pemain yang datang. Saat ini jumlah pemain futsal pra PON Kalsel berjumlah 16 orang. Awalnya ada 20 pemain dan berkurang lima pemain dan ada tambahan satu pemain baru yakni M Thaha yang masih dalam tahap seleksi. Dengan jumlah pemain yang ada, tim pelatih masih
melakukan pemantaun pemain untuk menambah jumlah pemain yang ada. “Pemantauan pemain terus kita lakukan untuk mencari kekurangan pemain yang ada,” kata Pep Edy Susanto, Jumat, (13/3). Lima pemain yang pihaknya incar, baru satu yang bersedia datang. Dua pemain tidak bisa karena alasan kuliah. Sementara pemain lainnya masih mengikuti turnamen di kampusnya. Terkait dengan pencoretan lima pemainnya, Pep mengatakan bahwa pihaknya
tidak main-main dalam mempersiapkan timnya untuk menyongsong ajang pra PON. Pemain harus benar-benar menunjukkan kemampuan terbaiknya dan menunjukkan perkembangan hasil latihan. Baik itu peningkatakan fisik dan maupun teknik bermain. Secara fisik, lima pemain menunjukkan perkembangannya. Namun secara teknik dan taktik bermain tidak ada peningkatan. Lima pemain yang dicoret itu, tiga pemain merupakan atlet pelatprov wasaka Kalsel dan dua lainnya binaan
LIMA PEMAIN DICORET 1. Noor Apriadi (mengundurkan diri sebelum dicoret dengan alasan kuliah) 2. Erisyah Reza 3. M Latif 4. Abdul Rasyid 5. Rifky Mustaqiem
AFD Kalsel. Dua pemain dari pelatprov yang dicoret yakni Noor Apriadi (mengundurkan diri sebelum dicoret dengan alasan kuliah) dan Erisyah Reza dan M Latif. Untuk dua pemain lain binaan AFD yakni Abdul Rasyid dan Rifky Mustaqiem.
Bagi Abdul Rasyid, meski tidak menjadi bagian dari tim pra PON Kalsel tidak membuatnya berkecil hati dan patah semangat. Dirinya justru berterimakasih karena sudah sempat menjadi bagian Pra PON Kalsel dan mendapat ilmu dan wawasan bermain futsal. Meski hanya tiga bulan bergabung, Rasyid mengaku latihan pagi dan sore bersama pemain lainnya menambah pelajaran baru baginya. yang dipetiknya. Khususnya pelajaran yang disampaikan oleh tim pelatih. (ryn)
1403/M13
Banjar
14
Soccer Land
Metro Banjar
Ternyata Lebih Baik SIAPA tahu saat seperti ini masih ada pemain terutama di posisi striker yanga masih ganggur atau tidak punya klub. Apalagi setelah dicek-cek ternyata performanya lebih baik dari pemain yang ada sekarang. Mudahan Martapura FC akan dapat striker lebih baik lagi dari yang ada sekarang +628 16 4558 771 +6281 45587
Kuatkan Lini Tengah dan Depan JIKA ingin Martapura FC lebih baik dan melakukan perubahan mendasar dalam menyusun kekuatan tim, lebih baik kuatkan pemain di lini tengah dan depan. Jika sudah begitu, saya yakin Martapura FC akan kuat dan tangguh. Selamat berjuang teman-teman di Martapura FC. Mudahan ini menjadi peruntungan kalian untuk merebut tiket ISL 2016. Semoga +628 145589 79 +6281 4558979
Bukan Salah Pemain SEBENARNY A uji coba tak seluruhnya menjadi salah SEBENARNYA pemain. Selain tampil belum maksimal, pemain juga perlu beradaptasi dengan tim. Lebih baik, pemain yang sudah bergabung jangan dicoret dulu dan tetap dipertahankan. Tinggal dipoles dan beri kesempatan mereka untuk berkembang. Artinya, bukan salah pemain. Jadi, semuanya perlu berbenah +628782772722
Coba Saddam Husein BU AT Pelatih Martapura FC, coba seleksi striker Saddam BUA Husein yang pernah menjadi top skor Divisi Utama. Siapa tahu cocok dengan kebutuhan dan keinginan Martapura FC. Bravo. Semoga Martapura FC juara tahun ini. By Mahabbah FC Martapura +628 125 101154 +628125 1251
Bermain Sabar Paling Oke BERMAIN di Stadion 17 Mei memang suatu kebanggaan tersendiri bagi Martapura FC. Apalagi lawannya Barito Putera. Jika sudah tampil melawan tim ISL, sebaiknya MFC langsung menekan dan menyerang. Bangun serangan dengan sabar. Jika bermain dengan sabar dan menerapkan strategi jitu, permainan Martapura Fc pasti oke. Ini jurus paling oke jika ingin bermain dengan meraih kemenangan. Lihat saja, pemain2 luar negeri. Dengan kesabaran, mereka pasti membuahkan hasil. Bravo MFC. Sukses buat kalian semua +625 11748262 4 +6251 482624 BAGI Anda yang ingin mendukung tim lokal kesayangan, Martapura FC, Peseban Banjarmasin dan lainnya, kirim dukungan lewat SMS (082255417090), Facebook (Martapura Fc) atau Twitter (@MartapuraFC).
SABTU
14 MARET 2015
HARGA DIRI PEMAIN
DIPERTARUHKAN MARTAPURA FC sebagai kontestan Kompetisi Divisi Utama 2015, akan bersiap menyambut kompetisi dengan melakukan laga pramusim. Salah satu yang menjadi fokus perhatian pemain adalah laga melawan saudara tuanya, Barito Putera di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Sabtu (14/3) pukul 20.00 Wita. Barito Putera yang menghuni Indonesia Super Leage (ISL) 2015 adalah musuh yang kali ini menjadi lawan Martapura FC.
“Kita ingin melihat bagaimana anak-anak ketika mendapatkan tekanan tinggi dari tim selevel ISL. Kemudian keluar dari tekanan” FRANS SINA TRA SINATRA HUWAE Pelatih Barito Putera
Meski beda level, duel ini bakal menyita perhatian publik sepak bola Banua. Apalagi, inilah laga yang dinantikan Martapura FC untuk membuktikan diri siapa yang benarbenar layak mendapat perhatian penggila sepak bola Banua. Tidak salah, jika big match pramusim ini akan menyuguhkan pertandingan yang benar-benar beda dari lagalaga sebelumnya di Bumi Lambung Mangkurat ini. Apalagi, friendly match ini sebagai persiapan kedua tim dalam menyambut kompetisi di kastanya masing-masing. Di sisi lain, kedua tim ingin unjuk kebolehan dalam
nya tetap bermain normal. “Tim bermain normal saja. Ketika dapat bola bagaimana memenfaatkannya, kemudian ketika hilang bola bagaimana mengatur posisi. Dan yang jelas anak-anak kita harapkan bermain seefektif mungkin,” katanya. Frans juga memastikan dalam uji coba ini, akan menurunkan dua amunisi yang sedang menjalani seleksi, Heri Saputra dan striker M Isnaini. “Uji coba ini sekaligus menjadi ajang untuk menyeleksi pemain yang baru gabung. Heri sudah datang sejaka beberapa hari
memperlihatkan performa terbaiknya dan disebut layak sebagai tim tangguh Banua. Pelatih kepala Martapura FC, Frans Sinatra Huwae mengatakan, uji coba ini sangat berharga bagi timnya. “Yang jelas kita sangat berterima kasih atas kesempatan ini. Dan di sini kita ingin melihat bagaimana anak-anak ketika mendapatkan tekanan tinggi dari tim selevel ISL. Kemudian keluar dari tekanan,” kata Frans. Dengan laga ini, Frans berharap, Isnan Ali dan kawan-kawan menjadi terbiasa mendapat tekanan dari pihak manapun, termasuk salah satunya suporter tim lain atau suporter sendiri. Sebab, tekanan plus tensi tinggi, tentu saja akan menjadi bumbu dalam setiap laga di setiap kompetisi termasuk juga di Kompetisi Divisi Utama ini. Jika sudah terbiasa keluar dari te kanan, Isnan Ali dan kawan-kawan akan leluasa menerapkan strategi yang diterapkan dalam menghadapi lawan-lawannya musim ini. “Mudahan nanti sudah terbiasa mendapat tekanan,” ucap mantan pemain Timnas Junior ini. Ya tentu saja, harga diri setiap pemain Martapura FC dipertaruhkan di laga ini. Terlebih lagi, masyarakat sangat menginginkan pemain Martapura FC menunjukkan kualitas terbaiknya dan tidak kalah dengan pemainpemain sekelas ISL. Soal strategi, mantan kapten Barito Putera ini menegaskan, anak asuh-
yang lalu, rencananya Isnaini menyusul. Jadi mereka akan diturunkan juga,” ucapnya. Frans juga sangat berharap, Isnan Ali sebagai pemegang ban kapten, bisa mengangkat moral rekan-rekannya untuk bisa tampil sebagai petarung demi meraih kemenangan. (ran)
Isnan Ali BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO
Tidak Ingin Jadi Bulan-bulanan
BANJARMASINPOST GROUP/FRAN RUMBON
PEMAIN Martapura FC melakukan pemanasan sebelum bertanding di Stadion Demang Lehman Martapura.
LAWAN berat akan dihadapi Martapura FC dalam mengikuti turnamen Gubernur Sumatera Selatan 2015 di Palembang. Sebab, turnamen yang akan dilaksanakan di Stadion Jakabaring Palembang, dari 17 hingga 21 Maret ini diikuti oleh timtim tangguh di kompetisi kasta tertinggi Tanah Air,
Indonesia Super League (ISL) 2015. Tim-tim itu, Semen Padang dan juga Sriwijaya FC selaku tuan rumah. Ada juga tim yang sudah pernah berlaga di ISL, PSPS Pekanbaru Riau. Meski demikian, manajemen tim berjuluk laskar Sulthan Adam ini, memastikan tidak akan
gentar begitu saja sebelum turun langsung ke medan perang. Walau tidak memiliki target yang muluk-muluk, Laskar Sulthan Adam setidaknya menginginkan tim tidak menjadi bulanbulanan peserta lainnya. “Kita tidak ingin tim jadi bulan-bulanan. Makanya persiapan untuk mengikuti turnamen ini terus kami lakukan,” ujar manajer Martapura FC, Ami Said kepadaMetro Dikatakan Ami Said, memang sejatinya tim mengikuti turnamen ini dengan agenda utama yakni mengukur kekuatan tim sebagai persiapan mengarungi kompetisi Divisi Utama 2015. Hanya, Ami Said berharap, semua pemain yang diturunkan nantinya bisa memperlihatkan kemampuan secara maksimal dan bisa langsung beradaptasi dengan rekan-
rekan setimnya dalam membentuk tim Solid. “Karena kami pun ingin melihat keseriusan pemain dalam memperkuat tim walau ini hanya uji coba. Dan setidaknya pemain bisa berusaha memberikan yang terbaik untuk tim,” katanya. Tim sendiri dijadwalkan hari ini Sabtu (14/3) malam melakoni laga uji coba di kandang Barito Putera di Stadion 17 Mei Banjarmasin. Dan sesudah melakoni uji coba, tim pun langsung akan bertolak ke Palembang pada Senin (16/3). (ran)
Harapan Manajemen MFC Ikut Turnamen ● Pemain maksimal dan serius tunjukan performa terbaik ● Seluruh pemain harus cepat beradaptasi ● Mengukur kekuatan tim ● Tak ingin hanya jadi tim pelengkap ● Bisa tampil maksimal
Persepam Tampil Beda PERSEPAM Madura Utama menghapus semua yang berbau Persepam Madura United. Setelah mengalami peralihan pengelolaan, hanya sedikit elemen yang masih bertahan. Sedangkan sebagian besar mengalami pembaruan identitas. Beberapa unsur yang masih bertahan antara lain nama Persepam Madura, walau ada perubahan kata United menjadi Utama. Itu berkaitan dengan nama pengelola baru yakni PT Jempol Madura Utama. Sebelumnya Persepam dikelola PT Pojur Madura United. Hal lain yang masih tetap adalah kandang Persepam yang tetap memakai Gelora Bangkalan, plus Stadion Ahmad Yani Sumenep sebagai venue cadangan. Selain kedua unsur tersebut, nyaris Persepam terlihat berbeda dengan tim yang bertanding di ISL musim lalu. Perubahan paling kentara adalah jersey Persepam.
Tempo hari manajemen melansir jersey yang akan dipakai untuk kompetisi Divisi Utama 2015. Tak seperti tahun sebelumnya, corak jersey sudah jauh berbeda. Musim sebelumnya Persepam akrab dengan corak garis horisontal merah-putih. Sekarang manajemen mengubah dengan motif garis vertikal, dengan tetap berwarna merah-putih. Motif tersebut mengingatkan pada klub Eropa seperti Sunderland di Inggris, PSV Eindhoven di Belanda, atau
Athletic Bilbao di Spanyol. Tulisan di dada pun sudah berubah. Jika bermain di ISL, terpampang tulisan Madura, kini beralih menjadi Kaisar. Tulisan Kaisar tersebut mewakili sponsor utama Persepam musim 2015, yakni PT Investama Madura Indo. Sedangkan apparel yang dipakai adalah produk lokal Sebenarnya, motif garis horizontal pada kostum masih ada, namun berlaku untuk kostum away. Sedangkan kostum home tetap memakai loreng. (sdn/ggl)
NET
ACARA Peluncuran Persepam Madura Utama dengan kostum baru.
1403/M14
SABTU 14 MARET 2015
Liga Merah Putih
NET
Bayu Gatra
Menyesal Tak Cetak Gol BALI United Pusam harus puas bermain imbang tanpa gol pada laga perdana Bali Island Cup 2015 melawan Persiram Raja Ampat di Stadion Kapten Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (12/3) malam. Padahal skuat Serdadu Tridatu mendapat dua peluang bersih yang seharusnya berbuah gol. Peluang emas pertama didapatkan Bali United melalui Bayu Gatra di akhir babak pertama. Namun ia gagal mencetak gol akibat kurang tenang saat akan menyelesaikan peluang. Bayu Gatra pun hanya bisa menyesali kegagalannya menciptakan gol pertama untuk Bali United. Terlebih lagi hasilnya Bali United gagal meraih kemenangan. “Sayang sekali. Tadi memang peluangnya bagus, namum saya ingin buru-buru untuk mencetak gol. Harusnya saya lebih tenang,” ujar Bayu Gatra seusai pertandingan. Tak hanya saat di tengah lapangan, hingga laga usai Bayu terlihat masih begitu menyesal gagal mencetak gol. Bayu memang kurang tenang menyelesaikan peluang, Akibatnya, pemain belakang Persiram Thierry Gathuessi akhirnya lebih dulu bisa membuang bola. Padahal saat itu Bayu tinggal berhadapan dengan kiper Persiram Deni Marcel. “Sebenarnya menyesal sekali peluang tadi tidak bisa jadi gol, dan hasilnya akhirnya seri. Untuk pertandingan mendatang kami harus menang. Kami akan berusaha lagi untuk menyelesaikan peluang. Kami harus menang pokoknya. Doakan saja,” ujar Bayu Gatra yang kemudian masuk ruang ganti pemain.(trn/sbc)
Apollon Siap Tempur TIGA pemain Persib Bandung tetap menjalani pelatihan selama skuat bertandang ke Myanmar guna menjalani laga di ajang Piala AFC, kontra Ayeyawady United. Kini, tiga pemain itu dinyatakan siap saat skuat Maung Bandung kembali ke Bandung. Asisten pelatih Herrie Setyawan yang bertanggung jawab atas pelatihan mereka meApollon ngatakan, selama empat hari tiga Lemondzhav pemain terus digenjot fisiknya oleh tim pelatih Persib Bandung. Dilansir situs resmi Persib, M Agung Pribadi, Rudiyana, dan pemain seleksi Apollon Lemondzhava sudah dapat mengikuti apa yang diarahkannya. Soal Agung dan Rudiyana, kedua pemain ditargetkan kondisi fisiknya sama dengan pemain yang berangkat ke Myanmar. Khusus buat Apollon Lemondzhava, Herrie juga menyiratkan, pemain berpaspor Georgia itu siap menjalani tes. “Paling untuk Apollon kalau saya mengharapkan dirinya bisa berlatih tambahan secara mandiri. Tapi sejauh ini ada kemauan. Kalau Agung dan Rudiyana tidak ada masalah,” kata Herrie, Kamis (12/3) dilansir persib.co.id.(trn/sbc)
KRISIS pemain yang menggerogoti Persija Jakarta memaksa tim pelatih untuk menarik Adam Alis dan Abduh Lestaluhu dari program pemusatan latihan timnas U23 di Bali. Keduanya dibutuhkan untuk menambah kekuatan melawan Persikad Purwakarta, Sabtu (14/3). “Rencananya mereka sudah ikut latihan pada Jumat (13/3) sore. Tapi, kita juga menunggu masa recovery (pemulihan). Sabtu mungkin sudah bisa ikut dalam pertandingan (lawan Persikad),” ungkap Satia Bagdja, asisten pelatih Persija. Kedua pemain ini dibutuhkan untuk menambal krisis pemain akibat cedera. Di mana tiga pemain yang dipastikan absen adalah Alfin Tuasalamony, Martin Vunk, dan Yevgeni Kabayev. Abdul Rahman Lestaluhu dan Gilbert Dwaramury pun masih dibekap cedera. Sementara Novri Setiawan masih diragukan kondisinya setelah mengalami gangguan kebugaran usai lawan Arema Cronus, pekan lalu. Adam kemungkinan bakal diturunkan sejak awal untuk menggantikan peran Alfin Tuasalamony. Sementara Abduh mengawal pos bek kiri lantaran absennya Syaiful Indra Cahya yang izin urusan keluarga. Sebanyak lima pemain lainnya diragukan tampil penuh dan masih menjalani porsi latihan pengembalian kebugaran secara terpisah. Kelimanya adalah Novri Setiawan, Ramdani Lestaluhu, Alan Aciar, Andritany Ardhiyasa, dan Gunawan Dwi Cahyo.
Celah di Belakang Barisan pertahanan Persija Jakarta menjadi sorotan akhir-akhir ini. Ketergantungan Alan Aciar harus disingkirkan agar tidak menjadi celah di tengah kompetisi Liga Super Indonesia (LSI) 2015. Absennya Alan saat menghadapi Arema Cronus, akhir pekan lalu, menyisakan lubang besar bagi Persija. Kekalahan 0-5 dari Singo Edan menjadi bukti rapuhnya pertahanan tim Ibu Kota. Duet Ambrizal dan Vava Mario Yagalo tidak mampu membendung gempuran lini serang Arema yang dipimpin Crisitian Gonzales. Belum bugarnya Gunawan Dwi Cahyo mengurangi ketahanan tembok Persija. Alan memang sudah kembali berlatih normal bersama tim. Namun, kondisinya masih meragukan untuk diandalkan selama 90 menit pada laga uji coba menghadapi Persikad Purwakarta. Begitu pula dengan kondisi Gunawan selepas pulih dari penyakit demam berdarah. “Kehadiran Alan terbilang vital di belakang. Tapi, kita tidak boleh bergantung kepada satu dua pemain saja. Yang lain juga harus siap memerankan tugas dengan sama baiknya. Itu jadi fokus yang terus kita benahi saat ini,” kata Satia Bagdja. (trn/sb)
Metro Banjar
15
Abduh Lestaluhu
Arema Waspadai Motivasi Bali United PELATIH Arema Cronus, Suharno, mewaspadai motivasi Bali United Pusam, saat kedua tim bertemu pada pertandingan lanjutan turnamen Bali Island Cup 2015, di Stadion Dipta, Gianyar, Sabtu (14/3). Sebagai tuan rumah, Bali United hanya mampu bermain 0-0 dengan Persiram Raja Ampat pada pertandingan pertama. Sementara Arema menang 2-0 atas Pelita Bandung Raya. “Kami tak ingin lengah dengan hasil imbang yang didapat oleh Bali United. Mereka tetap kami waspadai lebih-lebih motivasi mereka saat ini tengah meninggi untuk
mempersembahkan yang terbaik bagi masyarakat Bali,” kata Suharno. Suharno juga mengaku enggan membandingkan kekuatan Bali United dengan PBR. “Kami tak bisa bandingkan. Setiap tim memiliki karakter berbeda,” tuturnya. Sehari menjelang laga lawan Bali United Pusam, Pemain Arema, terus melakukan latihan sembari berenang di
pantai yang ada di Kabupaten Badung, Bali ini. Dipimpin Gelandang Gede Sukadana, para pemain secara bersama bercanda dan saling kejar di dalam air laut. Gede Sukadana terlihat paling bersemangat. Dia teringat saat masa remaja di pantai Jimbaran tanah kelahirannya. Pemain asing yang baru diboyong dari Persija Jakarta, Fabiano B juga sangat menikmati suasana pantai. Dia dan Gede Sukadana berenang dan bermain selancar. Sedangkan pemain lain seperti Gonzales, Bustomi dan Viktor Igbonefo memilih terapi kebugaran di pasir. (kps)
1403/M15
16
Crime Story
Metro Banjar
SABTU
14 MARET 2015
Siti Ditinggal Fahrul Gantung Diri MARABAHAN - Siti Rahmah, warga Kompleks Persada Baru 2 Desa Semangat Dalam Kecamatan Berangas Kabupaten Baritokuala, terus meraung. Ayahnya, Agus Agus Muhidin (51), terus berusaha menasihati putrinya agar tabah dan sabar. Sang suami, Fahrul Ramadhani, ditemukan tewas, Jumat (13/3) sekitar pukul 17.30 Wita. Tubuhnya menggantung di kamar mandi rumahnya. Setelah dilaporkan ke Polsek Berangas, tubuh korban dibawa ke Rumah Sakit Ulin. Siti dan anggota keluarganya yang lain terus mendamping. Setelah divisum, jenazah dibawa kembali ke rumah. Sampai di rumah, Siti yang terus menangis, akhir ambruk tak sadarkan diri di kamar. Dia tak kuasa ditinggal Fahrul yang menikahinya pada 14 Mei 2014. Jenazah Fahrul ditemukan pertama kali oleh Agus. Menurut Agus, sekitar pukul 14.00 Wita, dia berusaha menelepon Fahrul untuk memintanya menjemput Siti. Namun, telepon tak diangkat. Sore, Agus mendatangi rumah Fahrul. Oleh karena tak kunjung dibukakan pintu, sementara sepeda motor Fahrul ada di halaman, membuat Agus curiga. Dia pun membongkar jendela depan rumah. Setelah berhasil masuk, Agus menemukan Fahrul tergantung seutas tali nilon di kamar mandi. Kapolsek Berangas Iptu Yuda Kumoro mengatakan pihaknya kesulitan mencari data pribadinya. Agus juga tidak mengetahui data pribadi menantunya. Sedang sang istri masih syok. Menurut Yuda, pihaknya masih melakukan penyelidikan dan menunggu hasil visum dari rumah sakit. (don)
POLISI memeriksa lokasi kebakaran di Desa Hamfaraya, Kecamatan Batumandi, Kabupaten Balangan, dan membentangkan garis polisi, Jumat (13/3).
BANJARMASIN POST GROUP/MUHAMMAD ELHAMI
ARJUNADI TAK SEMPAT SELAMATKAN ISTRI Q Aisyah Terpanggang
BPOST GROUP/RENI KURNIAWATI
PETUGAS Lapas Amuntai memeriksa zenith yang disita dari pengunjung.
Kirimi Suami Zenith di Lapas AMUNTAI - Toni, penjaga pintu utama Lembaga Pemasyarakatan Amuntai, curiga melihat gerak-gerik FN, yang hendak mengunjungi suaminya. Saat diperiksa, petugas menemukan 100 butir Zenith dalam kantong plastik makanan yang dipesan WBP, yang terjerat kasus penganiayaan. Selanjutnya petugas lapas menghubungi Polres Hulu Sungai Utara. Kasat Narkoba, Misran, bersama anggotanya langsung menjemput kedua tersangka. Kepada Kalapas Amuntai, HM Arsyat, FN mengaku perbuatannya Rabu 11/03) pukul 16.00 Wita itu merupakan yang ketiga. Pada aksinya yang pertama FN membawa 400 butir distro dengan cara yang sama. Dari pengakuan tersangka, obat terlarang tersebut oleh suaminya dijual kepada penghuni lapas. Bahkan satu orang bisa membeli beberapa kali dalam satu minggu. FN juga menyatakan WBP memiliki jaringan penjualan. Eko,anggota Polres HSU, mengatakan pihaknya terus mengembangkan kasus ini. Kini tersangka sudah diamankan di polres HSU untuk mempertanggungjawabkan tindakannya. “Petugas lapas juga diharapkan lebih ketat dalam mengawasi penjenguk,” tambahnya. (nia)
PARINGIN - Kesedihan terasa di Desa Hamfaraya, Kecamatan Batumandi, Kabupaten Balangan, Jumat (13/3). Dua rumah warga ludes terbakar, Kamis sekitar pukul 23.40 Wita. Rumah tersebut milik Rahmadi (48) yang merupakan Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Balangan dan Arjunadi (78). Lebih menyedihkan lagi, kebakaran menewaskan Aisyah (75), istri Arjunadi. Dia ditemukan terpanggang. Sejumlah anggota Polres Balangan, kemarin, memeriksa lokasi kejadian. Rumah yang terbang juga diberi garis polisi. Rahmadi mengatakan sesaat sebelum kejadian yakni sekitar pukul 22.00 Wita, dia duduk di pelataran menunggu truk pengangkut batu yang akan digunakan untuk memperbaiki rumah.
“Saat itu saya juga berpikir, ini rumah bagusnya mulai direhap dari muka atau belakang,” ungkapnya. Setelah batu datang, Rahmadi masuk rumah. Setelah salat dan mengaji, dia merebahkan diri di kamar. “Anak dan istri sudah tidur. Saat rebahan saya mencium bau asap, seperti ada yang terbakar. Penasaran saya langsung ke belakang rumah. Setelah pintu dibuka, ternyata api sudah membesar,” katanya. Sontak, Rahmandi berteriak memanggil istri dan anaknya untuk keluar rumah sembari menyelamatkan barang berharga. “Saya panik, keluar rumah langsung minta tolong dan berteriak sambil memukul tiang listrik,” ujarnya. Arjunadi juga berhasil keluar dan selamat. Namun istrinya tertinggal dan tewas ter-
panggang. Kepala Desa Hamfaraya H Khairil Anwar mengatakan Aisyah memang sedang sakit. “Api begitu cepat melahap, sehingga istri Arjunadi tak bisa diselamatkan,” ujarnya. Kapolsek Batumandi Iptu Sang Putu Raka saat ditemui
di lokasi kejadian mengatakan api diduga akibat konsleting listrik di rumah Arjunadi. “Dua buah rumah keseluruhan hangus terbakar. Oleh karena rumah keduanya terbuat dari kayu, api sangat cepat menjalar,” katanya seraya menambahkan
kerugian material diperkirakan sekitar Rp 300 juta. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Balangan Alive Yoesfah Love mengatakan telah memberikan bantuan berupa sembako kepada korban. (elh)
1403/M16