Metro Banjar Kamis 23 Juni 2016

Page 1

Eceran Rp 2.000

Langganan Rp 55.000

16 Halaman

KAMIS

www.metrobanjar.banjarmasinpost.co

23 JUNI 2016

NO 5.758 TAHUN XVI ISSN 0215-2987

KETAKUTAN DITODONG PISTOL n TNI dan Polisi Gadungan Peras Pelajar BANJARMASIN - Dua pelaku pemerasan itu terus tertunduk malu saat dijumpai di Mapolsekta Banjarmasin Tengah, Rabu (22/6) sore. Mereka adalah Mawardi Maulana alias Lana (20) Warga Jalan Kampung Melayu Laut RT 01 Banjarmasin dan Jarot Sarwo Wiyono alias Jarot (23) warga Jalan Soetoyo S Gang 20 Banjarmasin. Keduanya melakukan aksi pemerasan dengan cara terbilang ekstrem. Mengaku sebagai anggota TNI dan melengkapi diri dengan pistol mainan untuk menaku-nakuti korban. Aksi itu dilakukan BERSAMBUNG KE HAL 10

3 Kali Tak Lulus Pantukhir DITEMUI, Rabu (23/6) sore, kedua pelaku Lana dan Jarot mengakui perbuatannya. Ditanya kenapa melakukan aksi tersebut, Lana Mengaku khilaf. “Saya stres, tiga kali daftar TNI gagal terus di Panpus (Pantukhir Pusat). Makanya serasa sudah jadi anggota TNI, saya melakukan penyergapan kepada dua anak yang menzenith itu,� beber Lana. Namun bukan bertindak baik, malah Lana

JAROT dan Lana saat diinterogasi Kanitreskrim Polsekta Banjarmasin Tengah, Rabu (22/6).

BERSAMBUNG KE HAL 10 FOTO/ILUSTRASI: FADLY/FUAD

Wahyu Terkapar

Bendung sang Momok

Dipukul Ipar BANJARBARU - Warga Dusun Pumpung, Kelurahan Sungai Tiung, Kecamatan Cempaka, Banjarbaru geger, Selasa (21/6) sore kemarin. Saat mereka sedang bersantai, tiba-tiba dikejutkan dengan kedatangan seorang pria bersimbah darah. Wahyudin (33), seorang penam-

bang pasir, mengalami luka akibat dianiaya Saniman, sesama pekerja di sebuah tambang pasir di Pumpung. Padahal Wahyudin merupakan saudara ipar dari Saniman. Korban Wahyu, langsung dilarikan BERSAMBUNG KE HAL 10

HERMAN DZUMAFO

TIM Barito Putera dipastikan bakal kembali melakoni laga tandangnya di ajang Torabika Soccer Championship (TSC) A 2016, Senin (27/6). Pada laga tandang kali ini, tim berjuluk Laskar

Ikuti Charity Bersama Wirda Mansur PADA Ramadan tahun lalu, penyanyi pop Banua, Putri Bella Nur Ilmina cukup padat acaranya, mempromosikan single lagu religinya, Buah Ramadan berduet dengan Ade Govinda. Cewek kelahiran Banjarmasin, 25 Juli 1997 ini malah sempat membawakan lagu Buah Ramadan di sebuah acara televisi

BERSAMBUNG KE HAL 10 SUPERBALL

Gauli Anak Tiri Sejak 2013 04.54

05.04

12.26

15.50

18.24

19 38

PARINGIN - Bukannya menjaga anak tiri, Sarkani (46) justru malah ia melakukan kekerasan dan pesetubuhan terhadap NS (15). Akibat perbuatannya itu warga Desa Karya Kecamatan Halong Kabupaten Balangan ini dilaporkan oleh ibu tiri NS yang juga meru-

z INFO MITRA

Tetap Sehat Minum Saga Pro1

IST

RAMADAN merupakan sahur dan berbuka. Konbulan yang penuh rahmat sumsi makanan yang bergizi, bagi umat muslim. Agar hindari junk food dan minum dapat menjalankan ibadah es ketika berbuka Tidur yang cukup, misecara maksimal sebulan penuh, dibutuhkan fisik num air putih yang cukup yang kuat dan kesehatan untuk menjaga metabolisme tubuh, konsumsi buah-buahyang prima. Untuk menjaga agar an, olahraga setidaknya 30 kondisi fisik tetap sehat dan menit menjelang berbuka. Selain itu mengurangi kuat selama puasa, ada beberapa cara, di antaranya atus asupan makanan saat BERSAMBUNG KE HAL 10

pakan istrinya Sarkani. Lelaki ini beralasan tega menyetubuhi anak tirinya lantaran dengan alasan jarang dilayani oleh sang isri di kasur. BERSAMBUNG KE HAL 10

PUTRI BELLA NUR ILMINA

BERSAMBUNG KE HAL 10 IST

Hanya Temukan Nasi Bungkus n Cendana Kembali Dirazia BANJARMASIN - Benturan dengan warga saat razia sakadup beberapa hari lalu, tak mengendorkan semangat Satpol PP Kota Banjarmasin untuk kembali melancarkan razia di warung-warung. Pada Rabu (22/6) siang, kawasan Cendana di Jalan Brigjen H Hasan Basri Kayutangi kembali diobok-obok. Selama ini kawasan ini memang dikenal ramai dengan warung sakadup-nya. Selain dekat kampus se-

Obok Cendana

BERSAMBUNG KE HAL 10

RAZIA - Petugas Satpol PP Kota Banjarmasin saat merazia warung makan di Cendana, Kayutangi, Banjarmasin.

BANJARMASIN POST GROUP/RAHMADHANI

z BANJARMASIN POST

Rifqi Putuskan Mundur MUHAMMAD Rifqinizamy Karsayuda, dosen fakultas Hukum Universitas Lambung Mangkurat (ULM) yang diduga menggunakan ijazah S-2 palsu, menyatakan mengundurkan diri. Pernyataan mundur disampaikan dalam surat pernyataannya yang dibacakan koleganya di Hotel Viktroria, Rabu (22/6). (*)

2306/M1


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.