Metro Banjar Rabu 24 Agustus 2016

Page 1

Eceran Rp 2.000

Langganan Rp 55.000

16 Halaman

RABU

http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id

24 AGUSTUS 2016

NO 5.816 TAHUN XVI ISSN 0215-2987

MULUT KORBAN DISUMPAL CD ■ Perampok Kuras Uang dan Perhiasan Milik Istri Ahok

Emas Jarwati Dipreteli Jambret

BERSAMBUNG KE HAL 10

BANJARMASINPOST GROUP/FATURAHMAN

PERAMPOKAN - Sejumlah petugas melakukan identifikasi di rumah Ahok, di Jalan Antang Kalang IV Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Selasa (23/8) siang.

Tularkan Bakat Nyanyi

Nining Cium Kening Ayah ■ Penjual Es Tewas Dilindas Dumptruk PELAIHARI - Warga Jalan Swadaya Kelurahan Angsau, Kecamatan Pelaihari, Kabupaten Tanahlaut, geger. Sebuah dumptruk melindas seorang penjual es degan, Selasa (23/8) sekitar pukul 12.30 Wita. Korban, Tadjid (50), mengembuskan napas terakhirnya di tempat kejadian, tak

jauh dari warung tempatnya berjualan es degan. Oleh polisi, jenazah dibawa ke RSUD Hadji Boejasin. Sebelum dievakuasi, warga sempat menutupi jenazah pakai kardus. Informasi dihimpun, sebelum musibah terjadi korban BERSAMBUNG KE HAL 10

QARIAH yang juga penyanyi Banua, Siti Risa Noviyanti, mulai ‘menularkan’ bakat menyanyinya kepada generasi muda. Saat ini dia membina Syifa, murid sekolah dasar yang berlaga dalam Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) 2016 Nasional tingkat SD di Manado. Siti Risa Noviyanti “Kegiatan terbaru

z INFO MITRA

Motif Polos Kian Diminati SELERA konsumen terhadap motif kain sasirangan mulai bergeser dari motif ramai ke polos. Buktinya penjualan kain sasirangan motif polos semakin meningkat, meski harga jualnya lebih mahal. “Sasirangan motif polos bahan katun harga jualnya Rp 80 ribu-Rp 90 ribu dengan ukuran lebar 110 sentimeter dan panjang 200 sentimeter. Sedangkan sasirangan katun motif lain Rp 65 ribu-Rp 75 ribu,” kata Maya, karyawan BPOST GROUP/SUDARTI

BERSAMBUNG KE HAL 10

MOTIF POLOS - Maya, karyawan Alya Sasirangan menunjukkan sasirangan motif polos yang banyak diminati.

saya adalah melatih menyanyi. Saat ini saya melatih murid SD yang berlaga di Manado,” ujar Icha Icuet, panggilan akrabnya, Selasa (23/8). Icha mengatakan, saat menikmati liburan kuliah strata dua di Yogjakarta dia diminta guru SDN Murung Sari 2 Amuntai untuk melatih BERSAMBUNG KE HAL 10

BANJARBARU - Dua jambret merampas uang tunai Rp 1,8 juta, satu unit handphone, kalung emas dan gelang emas yang dipakai Jarwati (51). Tak hanya itu, jambret berpisau ini juga sempat mengancam dan merobek baju Jarwati. Ini peringatan bagi masyarakat, khusus perempuan, agar tidak mengenakan perhiasan saat keluar rumah. Memamerkan perhiasan di jalan raya bisa mengundang pejambret atau perampok. Seperti yang dialami Jarwati. Warga Jalan Kelapa

runkan tenaga asisten pelatih yang juga merangkap pemain, Isnan Ali. Namun itu belum cukup, tim pelatih harus memiliki satu stok pemain pengganti, apabila Isnan mengalami cedera atau tak bisa tampil full time. Untuk itulah tim pelatih yang terdiri BERSAMBUNG KE HAL 10

BERSAMBUNG KE HAL 10

Tiga Pejudi Dadu Tertangkap di Semak KANDANGAN - Tiga orang pejudi kena batunya. Mereka ditangkap polisi saat asyik mengocok biji dadu di semak-semak pada lama hari. Bersama mereka disita pula barang bukti berupa satu lembar lapak dadu, enam biji dadu, selembar karpet yang dijadikan alas judi, satu piring kecil, satu

Siap Gantikan Nizar KALA melakoni laga di kandang Madiun Putra, bek kiri Martapura FC, Nizar Ashari, mendapatkan hukuman kartu merah. Dipastikan, Nizar tak bisa memperkuat tim untuk melakoni laga tandang timnya di markas Persiba Bantul. Absennya Nizar ini tentu disikapi serius oleh tim pelatih Martapura FC. Mereka pun langsung bergerak cepat untuk menyiapkan pemain pengganti. Untuk posisi ini, tim pelatih masih bisa menu-

sawit, Sungai Besar ini memakai gelang emas dan kalung emas saat keluar rumah, Senin (22/8) sekitar pukul 05.30 Wita. Dia seorang diri memacu

GRAFIS/BPOST GROUP/FUAD RIDHA

PALANGKARAYA - Tiga perampok berhasil membawa kabur uang dan kotak perhiasan berisi berlian dan emas milik istri Alfried Antonius alias Ahok (53). Saat beraksi perampok memakai penutup kepala dan mengaku anggota polisi yang sedang melakukan penggeledahan narkoba. Selasa (23/8) sekitar pukul 11.00 WIB, kawanan perampok menyatroni sebuah rumah sekaligus gudang di Jalan Antang Kalang IV, Kelurahan Panarung, Kecamatan Pahandut Palangkaraya, Kalimantan Tengah. Untuk bisa masuk ke rumah pemilik UD

tutup dadu, uang Rp 631 ribu, satu accu, kabel dan bola lampu. Judi dadu masih menjadi salah satu penyakit masyarakat. Tak hanya membuat pelakunya malas bekerja dan berusaha, tapi juga membuat uang yang BERSAMBUNG KE HAL 10

z BANJARMASIN POST

Pelajar Malas Bikin E-KTP

Ari Budiawan

MASIH banyak warga, khusus pelajar yang sudah berusia 17 tahun, belum memiliki e-KTP. Alasannya, mereka malas dan tidak punya waktu ke kantor Disdukcapil untuk merekam data e-KTP. Kalau tak miliki e-KTP mereka terancam tidak mendapatkan pelayanan publik. (*)

BPOST GROUP/FRANS RUMBON

2408/M1


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Metro Banjar Rabu 24 Agustus 2016 by Harian Metro Banjar - Issuu