1 minute read

Plt Bupati Buka Turnamen Bulutangkis

TELUKKUANTAN - Plt Bupati Kuansing, Drs H Suhardiman Amby menegaskan, perbaikan jalan warga menjadi skala prioritas. Hal tersebut disampaikan saat membuka Turnamen Bulutangkis Bupati Cup PB Ojuang Desa Seberang Taluk, Senin malam (30/1).

Di kesempatan yang sama, Plt Bupati juga membantu seluruh hadiah pada turnamen bulutangkis tersebut.

Advertisement

Turut hadir mendampingi Plt Bupati, Wakil Ketua 2 DPRD Kuansing, H Zulhendri, Wakapolres Kuansing, Kompol. Lilik

Surianto, Kadispora, H Doni Aprialdi, SH MH serta sejumlah Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kuansing. Sementara itu, Ketua Panitia Turnamen Bulutangkis Bupati Cup PB Ojuang Desa Seberang Taluk, Suhamdani berharap turnamen yang diikuti lebih 100 peserta bisa berlangsung untuk tahun berikutnya.

Dijelaskannya, turnamen memperebutkan total hadiah Rp20 juta. Suhamdani berharap, dukungan penuh Pemkab Kuansing untuk kemajuan olahraga bulutang-

This article is from: