Padek20130107

Page 1

CMYK

Hasil Mediasi Gubernur Nihil

BERLANGGANAN dapat MOBIL

Baca PRO-SUMBAR, 20

KORAN NASIONAL DARI SUMBAR

SENIN „ 7 JANUARI 2013 „ 24 SYAFAR 1434 H

„ www.padangekspres.co.id „ redaksi@padangekspres.co.id Rp

3.750

Luar Kota + Ongkos Kirim

Lompatan dari Kegalauan Keri Oleh DAHLAN ISKAN Menteri Negara BUMN

LUPAKAN dulu soal kecelakaan di lereng Gunung Lawu Sabtu sore lalu. Meski mobil Tucuxi yang saya kemudikan hancur, saya baik-baik saja. Lecet sedikit pun tidak. Ketika bangun pagi Minggu kemarin memang badan terasa njarem dan ubun-ubun kemeng. Tapi, rasanya itu hanya karena dampak

benturan yang hebat. Minggu pagi itu saya sudah bisa ke Nganjuk, Jawa Timur, untuk bertemu masyarakat di hutan jati milik Perum Perhutani. Saya memang lagi belajar apa yang bisa saya lakukan untuk pengentasan kemiskinan di sekitar hutan. Sebelum kecelakaan itu saya keliling hutan

di Randublatung, Blora, dan Purwodadi, Jawa Tengah, untuk mendalami persoalan masyarakat sekitar hutan. Lupakan dulu kecelakaan itu. Memang begitu banyak pelajaran yang saya peroleh dari keputusan saya menabrakkan mobil listrik itu ke tebing, tapi sebaiknya kita bahas lain kali saja.

Lebih baik kali ini kita bicarakan apa yang akan hebat tahun ini. Akan ada kejutan dari Universitas Padjadjaran, Bandung, khususnya dari fakultas farmasi. Di universitas itu baru saja ditemukan dua macam obat yang Baca Lompatan...Hal

7

Dahlan: Nabrak, Alhamdulillah Tim Labfor Investigasi Sistem Rem Ferari

JPNN

SELIDIKI KECELAKAAN: Tim Labfor Polda Jatim, kemarin (6/1) menginvestigasi penyebab kecelakaan mobil listrik Tucuxi yang dikemudikan Menteri BUMN Dahlan Iskan.

Janganlah sekali-kali kamu menunjukkan pandanganmu kepada keni’matan hidup yang telah Kami berikan kepada beberapa golongan di antara mereka (orang-orang kafir itu), dan janganlah kamu bersedih hati terhadap mereka dan berendah dirilah kamu terhadap orang-orang yang beriman. (QS. Al Hijr: 88)

SUBUH ....... 05.01 ZUHUR ........ 12.26 ASHAR ........ 15.51 MAGHRIB .... 18.09 ISYA ............. 19.43

Koreksi Waktu: Alahanpanjang -1 menit, Air Bangis + 4 menit, Balai Selasa -1 menit, Batusangkar -1 menit, Dharmasraya –3 menit, Muara Labuh -2 menit, Painan -1 menit, Sijunjung -2 menit, Sawahlunto -1 menit, Simp Empat +2 menit, Solok -1 menit, Sei Limau + 1 menit

TERAS UTAMA Pemimpin Muda Impian PIDATO King yang meneriakkan �I have a dream� di Plaza Lincoln Memorial pada 28 Agustus 1963 menjadi pidato paling diingat oleh Rakyat AS. Dari India muncul Mahatma Gandhi dengan semangat anti-kekerasan, memimpin dengan kerendahan hati. Di Indonesia kita memiliki Soekarno yang karismatik dan Hatta yang cerdas, jujur, dan sederhana. Kepemimpinan adalah kemampuan orang mengelola organisasi seIS PRIMA NANDA hingga menimbulkan keKetua Persatuan Insinyur percayaan bahwa ia daIndonesia Sumbar pat membawa organisasinya maju dan mencapai tujuan, dengan mengajak serta memotivasi anggota organisasi bergerak bersama-sama. Kepemimpinan yang menimbulkan kepercayaan karena ada bukti nyata, bukan hanya sekadar retorika.

Jombang, Padek—Menteri Negara BUMN Dahlan Iskan menilai campur tangan Tuhan sangat besar dalam kehidupannya. Makanya, dia menerima apa pun semua pemberian Tuhan. �Hujan alhamdulillah, terang alhamdulillah, enak alhamdulillah, sakit alhamdulillah, miskin alhamdulillah, nabrak alhamdulillah,� kata Dahlan Iskan saat menghadiri acara seminar di SMK Global milik keluarga besar budayawan Emha Ainun Nadjib di Desa Menturo, Kecamatan Sumobito, kemarin. Hal itu disampaikan menanggapi kedatangannya yang disambut hujan deras di Men-

Mendagri: Pemda Boleh Bantu Madrasah Jakarta, Padek—Polemik larangan pemerintah daerah membantu madrasah terus bergulir. Meski hingga kemarin Menteri Agama Suryadharma Ali tetap menyatakan protes terhadap kebijakan itu, Mendagri Gamawan Fauzi memastikan kabar pelarangan itu tidak benar. Mendagri menegaskan dalam Surat Edaran (SE) Mendagri 903/5361/SJ tentang Bantuan APBD kepada Madrasah, tidak ada satu kata pun terkait pelarangan. “Tidak pernah ada larangan sekolah dapat anggaran. Tidak hanya madrasah, bantuan pemda boleh untuk Baca Mendagri...Hal 7

Baca Pemimpin...Hal 2

Baca Pelopor...Hal 6

Emha Ainun Nadjib turo. Sudah begitu, Cak Nun sempat meminta agar Kementerian BUMN melakukan upaya untuk rekayasa agar hujan bisa dikendalikan. Lontaran itu sekaligus menanggapi pernyataan salah satu undangan yang prihatin kecelakaan yang menimpa Dahlan ketika menguji coba mobil listrik jenis Ferari Tucuxi di Magetan Sabtu (5/1). �Syukur Pak Dahlan

Baca Dahlan...Hal 7

Tersangka Perampok Meninggal di RSUP Pencuri 300 Emas Dikepung di Hutan Sijunjung

SY RIDWAN/PADEK

BERAKHIR DI RS: Jenazah perampok, Sutejo, ditunggui istrinya di RSUP M Djamil Padang.

Pelopor Gemmar Mengaji Solok, Padek—Wali Kota Solok Irzal Ilyas Dt Lawik Basa menerima penghargaan implementasi Gerakan Masyarakat Magrib Mengaji (Gemmar Mengaji) dari Kementerian Agama RI. Penghargaan diserahkan Menteri Agama Suryadharma Ali pada resepsi peringatan Hari Amal Bakti ke-67 Kementerian Agama di Padang, Minggu (6/1). Berdasarkan penilaian Tim Kantor Wilayah Kementerian Agama Sumbar, Irzal dinilai sebagai figur pelopor terbaik dalam mengimplementasikan Gemmar Mengaji dalam bentuk pembinaan bebas buta huruf Al Quran di Kota Solok.

Musibah itu membuat Pak Dahlan memahami kebesaran Allah dan menjadi lebih dekat dengan Allah.

selamat dalam kecelakaan kemarin. Sebab, kami berharap bapak bisa tampil memimpin negeri ini pada 2014 nanti,� lontar Tajul Arus, peserta dialog yang mengaku dari Bangkalan Madura dan sengaja datang begitu mendengar kabar Cak Nun pulang kampung menggelar pengajian. Terkait dorongan menjadi presiden, menurut Dahlan, hal itu dia pasrahkan sepenuhnya pada takdir Allah. �Sebab campur tangan Allah sangat besar dalam kehidupan. Apalagi dalam urusan presiden ini,� tuturnya. Makanya, dia tidak mau memaksakan diri maju sebagai capres. �Saya tidak mau kemrungsung menjadi capres. Saya jalani takdir saja. Jadi alhamdulillah, tidak alhamdulillah. Sebab, banyak yang ngotot ingin jadi akhirnya tidak jadi juga,� paparnya.

Padang, Padek—Tersangka perampokan bos Toko Sicang Jaya, Pitameh, Kecamatan Lubukbegalung, Padang, Sutejo, 37, menghembuskan napas terakhir di RSUP M Djamil Padang, kemarin (6/1) sore. Meski begitu, Polsekta Lubukbegalung tetap melanjutkan penyidikan kasus perampokan bersenjata api itu. “Kita telah mengantongi nama-nama pelaku yang beraksi bersama Sutejo. Baca Tersangka...Hal 7

Bersambung ke Hal 7

ADVERTORIAL

RIJAL ISLAMY/PADEK

PELOPOR MENGAJI: Menag menyematkan pin penghargaan kepada Wako Solok Irzal Ilyas.

Sukses Tanamkan Nilai Keagamaan Painan, Padek—Awal yang baik. Memasuki tahun 2013, Bupati Pesisir Selatan (Pessel) Nasrul Abit dianugerahi penghargaan oleh Kementerian Agama atas prestasinya di bidang keagamaan dan pembinaan umat. Penghargaan diserahkan Menteri Agama Suryadharma Ali di Padang, Minggu (6/1). Pessel dinilai berhasil mengimplementasikan program Gerakan Masyarakat Magrib Mengaji (Gemmar Mengaji). Kantor Wilayah Kemenag Sumbar menetapkan Kampung Koto Pulai Nagari Kambang Timur, Kecamatan Lengayang sebagai nagari pelopor Gemmar Mengaji. Baca Sukses...Hal 7

YONI SYAFRIZAL/PADEK

PEMBINA UMAT: Bupati Pessel Nasrul Abit menerima pin penghargaan dari Menag.

Elvera Nuriawati Makki, Buka Gerbang Literasi Anak-anak PAUD Indonesia Timur

Jerih Payah Terbayar Lihat Bocah Berbinar Semua orang berhak atas buku. Sayangnya, akses untuk buku tak selalu tersedia. Elvera Nuriawati Makki menjawab itu semua dengan konsisten memperjuangkan gerakan literasi bagi pendidikan anak usia dini (PAUD) di wilayah Indonesia Timur.

PEDULI ANAK-ANAK: Vera Makki, Deputy Director Corporate Communication and Public Affairs Mercedes-Benz Indonesia sekaligus founder TBAL.

CMYK

HENNY GALLA—Tangerang WAKTU itu, senja telah turun di Mataram. Kaki pun hendak melesat cepat seusai menapak turun dari anak tangga pesawat. Namun, apa daya, hujan lebat yang terlampau kerap menyapa memaksa semua barang bawaan harus ditahan semalam. Esok harinya, di akhir November 2009, Elvera Nu-

REDAKSI 0751-778886 IKLAN 0751-778882 KORAN 0751-778884

HENNY GALLA PRADANA/JPNN

riawati Makki melangkah menembus kabut. Sejurus kemudian, semuanya terbayar saat menyaksikan sorot puluhan pasang mata yang berbinar. Di sudut lain, hujan tadi malam menyisakan aroma basah pada rak kayu di depan sebuah teras rumah. Rak itu masih kosong dan menunggu untuk diisi. Vera “sapaan karibnya� memandangnya lega. Sambutan itu sudah melebih ekspektasi. Sekitar 34 bocah rela menanti perjalanan Vera dari pusat kota “yang harus ditempuh dua jam dengan bermobil� ke Batu Lawang, Desa Gelanggang, wilayah terpencil di Lombok Timur. “Itu untuk kali pertama saya menyinggahi PAUD Assajari,� cerita Vera saat ditemui Baca Jerih...Hal 2

REDAKSI 0751-778886 IKLAN 0751-778882 KORAN 0751-778884


2

SAMBUNGAN

SENIN 7 JANUARI 2013

Pemimpin Muda Impian Sambungan dari hal. 1 Indonesia saat ini memang dihadapkan pada kenyataan lemahnya basis-basis kepemimpinan. Hampir setiap hari ada saja berita kebobrobokan pemimpin. Panggung politik nasional memperlihatkan kondisi memprihatinkan. Kegaduhan politik terlihat marak. Melihat kondisi demikian, sangat penting membangun tradisi politik yang berkeadaban. Pemilu jangan jadi ajang kompetisi transaksional yang memecah belah dan melahirkan pemimpin yang jauh dari rakyatnya. Bung Karno berulang kali mengatakan bahwa pemilu adalah alat menghapuskan berbagai bentuk ketidakadilan, penindasan, dan kesengsaraan. Pemilu bukan didisain untuk melahirkan pemimpin bermasalah. Tim litbang Kompas mencatat tahun 2012, kepala daerah tersangkut korupsi 213 orang. Dari total 495 kepala daerah, berarti sekitar 43 persen kepala daerah bermasalah. Para kepala daerah jauh dari harapan tipikal pemimpin bersih dari korupsi, berin-

tegritas, dan bekerja sepenuh hati untuk rakyat. Untuk menghadapi perubahan zaman seperti sekarang, diperlukan pemimpin yang mampu menyelenggarakan pemerintahan bersih, tidak menyalahgunakan wewenang, kesempatan dan koneksi. Tugas pemimpin mendidik rakyatnya menjadi cerdas dan melayaninya sepenuh hati, bukan memperalatnya. Menyelami perasaan dan pikiran rakyat serta memberikan inspirasi agar rakyat bisa ke luar dari kesulitan yang membebaninya. Pemimpin tidak alergi terhadap kritikan, dan menghadapi penolakan dengan mencari solusi yang tepat, cepat, dan bijaksana. Seorang pemimpin yang baik akan meresapi kekecewaan rakyatnya, bersifat mengayomi, mampu mengelola kemarahan dan memberikan reaksi diplomatis yang santun, serta fokus menyejahterakan rakyatnya. Kenyataannya kepemimpinan hari ini cuma disesaki pesolek politik di atas podium pencitraan. Kepemimpinan publik dijamuri para pemimpin atributif, minus pemimpin yang otentik. Pemimpin atri-

butif hanya pandai jadi bintang iklan dan penuh slogan-slogan. Mereka mendengar tetapi tidak dengan hati, mereka bicara tetapi tidak dengan kejujuran. Para pemimpin atributif seperti bayi tanpa dosa, berbeda dengan pemimpin otentik. Tjipto Mangoenkoesoemo mencitrakan pemimpin otentik sebagai ”satria sejati”, yakni mereka yang berjuang melawan kebobrokan moral. Mereka lahir dari rakyat dan berjuang bersama rakyat. Orientasi pemimpin otentik ialah kesejahteraan dan keadilan mayoritas bukan keserakahan minoritas. Pemimpin otentik menjadi suluh penerangan dan memiliki kultur kepemimpinan untuk mengabdi dan melayani. Soekarno pada usia 25 tahun menjadi pemimpin politik yang ulung karena sanggup membentuk Partai Nasional Indonesia. Sudirman dipilih menjadi Panglima Besar TNI pada usia 29 tahun karena prestasinya di Ambarawa melawan Inggris. Yang paling segar adalah Joko Widodo yang mendapat kepercayaan sebagai Gubernur DKI, walaupun ia berasal dari Solo, sebuah kota di Jawa Tengah dan berpa-

sangan dengan Ahok, sosok muda mantan anggota DPR RI. Pasangan ini mewakili kepala daerah yang berhasil memimpin di daerahnya masing-masing sebagai wali kota dan bupati. Kepala daerah yang tidak sekadar populer, tapi juga dicintai rakyatnya. Alhasil, pada pemilihan kepala daerah DKI Jakarta hasil survei berbagai lembaga terpatahkan, begitupula analisa banyak pakar atau pengamat politik. Pertanda rakyat sudah cedas menentukan pemimpinnya, dan menandakan rakyat jenuh dengan sosok pemimpin arogan, tidak mewujudkan janjijanji dan yang tidak mewujudkan harapan rakyatnya. Sosok pemimpin muda otentik berkarakter bersih dan berintegritas menjadi harapan besar publik. Diharapkan lahir pemimpin muda yang diimpikan yakni memiliki budaya kerja keras, jujur, ikhlas, dan memiliki empati. Jika ia jadi pemimpin (gubernur/bupati/ wali kota) hendaknya dapat mengutamakan akses pendidikan, kesehatan, perlindungan sosial dan penguatan daya beli rakyat. (***)

Jerih Payah Terbayar Lihat Bocah Berbinar Sambungan dari hal. 1 Jawa Pos di kediamannya The Green, Serpong, Tangerang, akhir pekan lalu (5/1). Senyum bocah 3-5 tahun itu langsung mengembang saat mereka menyaksikan Vera membuka barang bawaan penuh dengan tumpukan buku bacaan anak-anak. Tanpa banyak kata, para bocah itu berebut mengambil buku, lantas keheranan dengan isi yang ada di dalamnya. Gajah, jerapah, burung, dan ayam, dengan semburat merah, kuning, dan hijau, menyapa mereka dengan kata: Halo! Dalam kerumunan bocah itu, beberapa masih malumalu menunjuk buku yang disuka. Ada pula yang agresif bertanya kepada pengasuh PAUD-nya, gambar apa ini dan itu. Ada yang rajin menyimak sang pengasuh membacakan cerita. Ada pula yang serius menyendiri dan membaca berjam-jam, tapi ternyata bukunya terbalik. Gelak tawa menyeruak. Aksi sosial pertama Vera berhasil. Dia yang berambisi menumbuhkan budaya membaca sejak dini diterima dengan hangat. Kegiatan membaca buku dan mendongeng pun akhirnya dimasukkan ke dalam kurikulum PAUD Assajari, yang sebelumnya hanya bermain dan bernyanyi. Semangat meletup-letup ini semua berawal dari buku. Bagi Vera, membaca adalah kata lain berkomunikasi. Bagi balita, mungkin yang mereka butuhkan hanya gambar-gambar cerah yang menarik mata, yang di dalamnya ada personifikasi binatang-binatang yang mencoba berdialog dengan anak-anak. Namun, bagaimana jika tak semua bocah bisa menikmati buku yang kaya ilmu itu sesuai usianya? Pada akhirnya anak-anak itu terpaksa membaca buku bekas kakak kelas, yang cenderung serius, dan tidak memicu kegembiraan membaca. Krisis buku bacaan untuk anak-anak ini secara nyata dialami wilayah-wilayah terpencil di Indonesia bagian Timur (Intim). Banyak pertimbangan ekonomi di dalamnya. Faktor beratnya ongkos logistik membuat para distributor buku anak-anak lebih banyak enggan mengirimnya ke wilayah yang dihitung tak banyak mengeruk untung. Lantaran itu, Vera yang sehari-hari menjadi deputy director corporate communication public affairs MercedezBenz Indonesia ini berkomitmen secara mandiri mendirikan Taman Bacaan Anak Lebah (TBAL). Kecintaannya kepada anak-anak dan budaya literasi memicunya rela menuju pelosok-pelosok Indonesia untuk membawa sendiri buku bacaan anak-anak itu. Pada mulanya, dia memilih Lombok Timur yang jarang terjamah. Sejauh ini, istri Vandy R. Makki ini tak menemukan kendala berarti selain masalah logistik pengiriman. Ibu Vala, 9, dan Varen Makki, 5, tersebut sudah hampir empat tahun menjalani aksi sosialnya. Setidaknya, dia harus menggelontorkan dana buku

hingga logistik minus tiket pesawat perorangan mencapai Rp40 juta setahun untuk se-

puluh titik yang dia rawat saat ini. ”Rencana yang belum terealisasi, yakni di Papua,” pa-

par Alumnus University of Houston, Texas, AS ini. (c2/ oki/jpnn)

KINI BATUK TIDAK MUDAH KAMBUH MESKI KERJA DI BENGKEL LAS “Setelah minum Gentong Mas secara teratur selama 1 tahun, kini badan saya terasa lebih sehat dan bugar, batuk tidak mudah menyerang lagi.” Cerita Ahmad, warga Kel. Parupuk Tabing, Kec. Koto Tangah, Padang, Sumatera Barat yang kini mempercayakan kesehatannya pada yang alami. Dewasa ini, pemakaian herbal baik secara mandiri ataupun kombinasi dengan obat kimia semakin menjadi trend. Di berbagai negara, hal ini dikenal sebagai “gelombang hijau baru” atau new green wave. Gerakan ini berupaya menggunakan kembali bahan-bahan yang di dapat dari alam. Ketika di temui di kediamannya, ayah 2 anak ini menuturkan dulu kesehatannya seringkali terganggu karena kondisi di tempat kerjanya, “Karena pengaruh las dan udara yang kotor, saya mudah sekali batuk-batuk. Kalau kambuh, jadi tidak nyaman sekali rasanya.” Cerita pemilik bengkel las tersebut. Tapi setelah minum Gentong Mas, Ahmad menceritakan sekarang ia dapat menjalani aktifitasnya dengan nyaman. Pria berusia 56 tahun ini pun tidak segan-segan membagi pengalaman sehatnya dengan orang lain, “Mudah-mudahan pengalaman saya ini ber-

manfaat bagi orang lain.” Pungkasnya. Meracik suatu ramuan memerlukan pengetahuan, pengalaman dan keterampilan tinggi. Tidak semua komposisi yang sama jika dicampur akan menghasilkan manfaat yang sama. Kualitas bahan baku, perbandingan komposisi dari masing-masing komponen serta pengolahan yang benar akan menentukan hasil kualitas manfaatnya. Gentong Mas sebagai minuman herbal yang mengandung Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda), bahan baku utamanya telah terbukti manfaatnya dari berbagai penelitian ilmiah dan bukti empirik di berbagai negara. Gula Aren yang dikandung Gentong Mas selain rasanya manis dan lezat, juga mengandung banyak nutrisi yang dibutuhkan tubuh, diantaranya adalah Riboflavin yang membantu pembentukan antibodi, energi, memperbaiki kerusakan sel saat proses produksi energi, dan memperbaiki jaringan sistem pencernaan. Sementara Habbatussauda dapat meningkatkan jumlah sel-sel T, yang baik untuk meningkatkan sel-sel pembunuh alami. Efektifitasnya hingga 72% jika dibandingkan dengan plasebo hanya 7%. Dengan demikian, mengkonsumsi Habbatussauda dapat meningkatkan kekebalan tubuh. Habbatussauda

pun dapat menetralkan racun dalam tubuh yang dapat dikeluarkan dikeluarkan melalui kotoran, urine dan keringat. Thiamin dalam Gentong Mas dapat memperkuat sistem syaraf dan otot, termasuk gejala-gejala pegalpegal. Meski demikian, pola hidup sehat seperti olah-raga dan mengurangi merokok juga perlu dilakukan. Manfaat yang hebat bagi kesehatan dan rasa yang lezat membuat semakin banyak masyarakat mengkonsumsi Gentong Mas. Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi www.gentongmas.com. Bagi Anda yang membutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan di apotek/ toko obat terdekat atau hubungi: Padang:082 3876 71914/0751 987 9924,BukitTinggi:081266649000, Pasaman Timur : 087720012323, Payakumbuh/Lima puluh kota :085274740505, Sawah Lunto : 081374119996,Solok:085274751679,Painan:081266944088,Pariaman/Padang Pariaman : 087820250088, Pasaman Barat : 082170517000, Padang Panjang/Bt.Sangkar : 085363446614, Solok Selatan : 082174562792 Depkes:P-IRT: 812. 3205.01.114 www.gentongmas.com (Advertorial)


LINTAS EKBIS

BPSK Terima 100 Kasus Pengaduan Padang, Padek—Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) Padang menerima pengaduan 100 kasus selama tahun 2012. 48 diantaranya kasus leasing, sisanya kasus perbankan, perumahan, asuransi dan perdagangan barang. Jumlah tersebut, meningkat hampir 100 persen dibanding tahun lalu, 61 kasus. “Bahkan selama 2012, BPSK mampu menyelesaikan 85 kasus. 49 di antaranya melalui jalur damai. 35 pengaduan diputuskan melalui majelis pengadilan BPSK Padang. Sisanya, hingga saat ini masih dalam proses penyelesaian,” kata Kepala BPSK Padang, Desemberius, kepada Padang Ekspres, akhir pekan lalu. Dalam menyelesaikan kasus, lanjut Desemberius, pihaknya selalu memberikan arahan kepada konsumen tentang hak dan kewajiban. Ini bertujuan agar konsumen paham dengan pengaduan yang dilaporkannya. “Meningkatnya kasus pengaduan tersebut karena para konsumen saat ini merasa BPSK telah menjadi wadah yang tepat untuk menyelesaikan serta menjelaskan sebuah kasus. Saya berharap masyarakat bisa meng-anggap BPSK bagian dari mereka dan menyadari kalau BPSK itu lembaga melindungi konsu-men,” harapnya. (cr2)

Insentif Mobil Hijau Tahun Ini Ekspor Otomotif Tembus USD 4,4 M Jakarta, Padek—Impian untuk melihat mobil-mobil ramah lingkungan atau mobil hijau berseliweran di jalan-ja lan Indonesia sepertinya bakal segera terwujud. Menteri Keuangan Agus Martowardojo mengatakan, pemerintah serius mendorong realisasi mo bil hijau atau low cost green car (LCGC) melalui insentif kepa-

da produsen. ”(Insentif) akan keluar 2013 ini,” ujarnya kemarin. Sebenarnya, paket insentif untuk mobil hijau ditargetkan terealisasi pada Agustus 2012, namun molor dan baru tuntas tahun ini. Rencananya, regulasi insentif tersebut dirilis dalam bentuk peraturan presiden (perpres). Menurut Agus, paket insentif tidak hanya akan diberikan untuk mobil berbahan bakar BBM yang rendah emisi (low emission), tetapi juga untuk mobil ramah lingkungan lainnya. ”Termasuk mobil listrik dan hybrid (perpaduan bahan bakar listrik dan BBM),” katanya.

SY.RIDWAN/PADEK

Hati-hati Gunakan Kosmetik Padang, Padek—Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Padang mengingatkan masyarakat tidak menggunakan kosmetik mengandung bahan berbahaya. Ini terkait ditemukannya 48 produk kosmetik yang mengandung bahan berbahaya/dilarang beredar di pasaran. Hasil temuan BPOM selama 2012, dinyatakan 48 item kosmetik di pasaran mengandung bahan berbahaya/dilarang. Bahan berbahaya yang dimaksud, merkuri dan hidrokinon, serta pewarna yang dilarang. Bahan-bahan berbahaya tersebut berisiko bagi kesehatan. BPOM yang dibantu dinas kesehatan dan aparat terus melakukan pengamanan terhadap kosmetik mengandung bahan berbahaya, jika ditemukan segera ditarik dari pasaran. “Kami sudah lakukan pengamanan ke daerah yang dibantu dinas kesehatan,” kata Kabid Serlik, Hilda Murni. “Jika dipasaran ditemukan produk yang berbahaya, diharapkan warga segera melaporkan,” tambah Hilda. Kepala BPOM Padang, Indra Ginting mengimbau agar masyarakat berhati-hati dalam memilih kosmetik. Selain itu, dia juga meminta para pelaku usaha tidak menjual kosmetik yang mengandung bahan berbahaya/dilarang. (cr3)

Padang, Padek—Setelah sukses menguncang pasar low multipurphose vehicle (MPV), Suzuki Ertiga, kembali merilis varian terbarunya, menggunakan AC double blower. ”Awalnya, kehadiran Suzuki Ertiga yang menggunakan AC double blower ini mulai terdengar pada ajang Indonesia Motor Show pada September 2012 di Jakarta. Itu sekaligus menandakan Suzuki Indomobil Sales (SIS), selaku ATPM Suzuki

telah diperkenalkan Ertiga AC double blower itu kepada konsumen,” sebut Branch Manager PT Elang Perkasa Motor, Liswendi Kamar, Jumat (4/1). Di Sumbar, katanya, produk terbaru dari Suzuki Ertiga itu hadir akhir minggu pertama Januari 2013. Penggunaan AC double blower di Ertiga kali ini bentuk inovasi produk yang dilakukan Suzuki untuk menghadirkan kenyamanan dari setiap

Jika dibandingkan periode Januari - November 2011 yang sebesar USD 3,02 miliar, realisasi ekspor 2012 naik signifikan hingga 48,37 persen. Data periode bulanan BPS menunjukkan, ekspor otomotif yang terdiri dari kendaraan atau mobil jadi dan komponen otomotif, pada November 2012 mencapai USD 473,52 juta, lebih tinggi dibandingkan periode Oktober 2012 yang USD 454,60 juta. Astra yang merupakan raksasa otomotif Indonesia menjadi eksporter terbesar. Presiden Direktur PT Astra International Tbk Prijono Sugiarto mengatakan, ekspor mobil produk Toyota dan Daihatsu mencapai kisaran 120.000 unit per tahun. ”Pasar ekspornya adalah Timur Tengah, Afrika, dan Jepang,” ujarnya. Saat ini, kapasitas produksi PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) sekitar 155.000 unit mobil per tahun. Dari jumlah tersebut, 50.000 diantaranya diekspor ke berbagai negara Timur Tengah, Afrika serta Jepang. ”Ada pun untuk Daihatsu, dari produksi 120.000 unit ada 70.000 unit akan diekspor,” katanya. Prijono menyebut, produk otomotif diminati pasar ekspor jenis MPV dan SUV. Diantaranya adalah Avanza, Innova, Granx Max, Terios, Rush, serta Fortuner. (owi/jpnn)

Agus mengatakan, insentif tersebut dimaksudkan untuk mendorong produsen atau agen tunggal pemegang merek (ATPM) memproduksi mobilmobil yang rendah emisi dan hemat bahan bakar. ”Jadi, dampaknya adalah efisiensi (subsidi) BBM,” ucapnya. Apa saja jenis insentif yang akan diberikan? Menurut Agus, saat ini jenis dan besaran insentif masih difinalisasi di internal pemerintah. ”Tapi, kita desain agar (insentifnya) tepat sasaran,” ujarnya. Wakil Ketua Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) Jongkie Sugiarto mengatakan, produsen butuh insentif besar untuk mengembangkan produk dan pasar LCGC. ”Terutama dalam bentuk pajak,” katanya.

Menurut Jongkie, dengan asumsi harga satu unit mobil Rp 100 juta, biaya pajak ke pemerintah pusat dan daerah mencapai Rp 40 juta. ”Kalau pajak itu dibebaskan, harga mobil bisa turun signifikan dan terjangkau masyarakat,” jelasnya. Jongkie optimistis, jumlah masyarakat golongan ekonomi menengah yang tumbuh pesat di Indonesia sangat prospektif bagi pasar LCGC. ”Jadi, kalau insentif sudah diberikan, produsen otomotif segera jalan,” ucapnya. Tetap Cemerlang Di sisi lain, lesunya kinerja ekspor secara nasional tak mampu meredupkan kecemerlangan ekspor otomotif. Deputi bidang Statistik Distribusi dan Jasa Badan Pusat Statistik (BPS) Sasmito Hadi Wijoyo mengatakan, ekspor otomotif memang menunjukkan tren peningkatan. ”Sepanjang Januari-November 2012, nilainya tembus USD 4,48 miliar,” ujarnya akhir pekan lalu.

produknya. ”Saat ini, bagi masyarakatkannya sudah bisa di pesan di Elang Perkasa Motor,” jelasnya. Sejak pertama kali meluncur pada April 2012 lalu, lanjutnya, Ertiga yang ada saat ini memiliki tiga model di antaranya GA, GL dan GX. Namun pada 2013, mobil itu disempurnakan dengan AC double blower.”Dengan hadirnya fitur double blower, maka pilihan Ertiga akan semakin lengkap. Nah, dengan hadirnya Suzuki Ertiga Double Blower ini, saya optimis, kosumen menjadi semakin nyaman,” kata Liswendi. (zil)

Studio Senam Lusy Show Hadir Kembali

Ertiga Hadir dengan AC Double Blower PEMUSNAHAN: Kepala BPOM Padang, Indra Ginting memusnahkan kosmetik berbahaya hasil razia, beberapa waktu lalu.

3

Padang, Padek—Sempat vakum, kini sanggar/studio senam Lusy Show kembali hadir untuk memberikan kebugaran para member-nya dan masyarakat yang ingin tampil bugar sekaligus cantik. “Bila dulu, saya hanya mengajarkan senam kebugaran dan beberapa bentuk senam khusus lainnya seperti body language, body dance, aerobic dan lainnya, namun kini ditambah dengan senam baru yang lagi trend saat ini, belly dance atau tari perut dan Zumba,” ungkap pemilik sekaligus manajer studio senam Lusy Show Aerobic & Belly Dance, SS Lusy, seusai grand opening di Jalan GOR Agus Salim No 3D Padang, Minggu (6/1). Diakuinya, untuk bali dance baru diperkenalkan di Padang. “Selain sehat, olahraga ini dapat membantu perempuan memperoleh perut yang rata, tubuh langsing dan pinggul aduhai,”

kata Lusy didampingi para instrukturnya.. Tarian yang berasal dari Timur Tengah ini mengambil konsep “love your body no matter what”. Sebagai olahraga kesehatan, belly dance memiliki format latihan kardio secara nonstop, di mana jantung akan diajak terus memompa. “Bila rajin belly dance bisa menghasilkan manfaat yang hampir setara dengan melakukan olahraga beban di pusat kebugaran, karena tarian ini bisa membakar lemak dalam tubuh hingga 350 kalori dalam waktu 60 menit,” jelasnya. Lusy menyebutkan, untuk berolahraga di sini cukup murah Rp 25.000 per orang untuk sekali datang. Bagi yang ingin menjadi member per bulannya, tidak begitu mahal. Sedangkan untuk yang ingin mengikuti program belly dance cukup membayar Rp 250 ribu per orang untuk delapan kali pertemuan.(zil)

Izin Impor Hortikultura Diperpanjang Jakarta, Padek—Kementerian Perdagangan bakal segera menetapkan aturan baru mengenai perpanjangan masa berlaku Rekomendasi Impor Produk Hortikultura (RIPH). Izin yang awalnya berlaku tiga bulan diperpanjang menjadi 6 bulan. Hal ini dilakukan untuk meminimalisir hambatan administrasi yang memberatkan importir. Pelaksana Tugas Dirjen Perdagangan Luar Negeri Bachrul Chairi menjabarkan saat ini data realisasi RPIH ini rendah. Sehingga Kemendag melihat perlu adanya perubahan aturan untuk menyelesaikan permasa-

lahan di lapangan. ”Banyak importir yang megeluhkan pengurusan izin RIPH karena dianggap merepotkan,” ujarnya saat ditemui di kantornya. Selama ini, jelas Bachrul, banyak muncul problem karena adanya aturan administrasi tersebut. Misalkan saja adanya penumpukan atau kongesti kontainer di pelabuhan. Masalah tersebut muncul karena importir harus menunggu izin RIPH keluar sedangkan stok barang habis dan barang sudah dipelabuhan. Ia berkata Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) mengenai perubahan masa berlaku RIPH ini akan segera

dieksekusi. ”Saat ini sudah confirm enam bulan, syukur-syukur bisa satu tahun,” ucapnya. Sebagai catatan, pada September 2012, Kementerian Pertanian telah mengeluarkan ketetapan mengenai RIPH yang tertuang di Peraturan Menteri Pertanian No.60/Permentan/ OT.140/9/2012 . RIPH merupakan surat rekomendasi yang harus dilengkapi oleh importir untuk mendapatkan izin impor. Untuk mendukung aturan tersebut Kemendag juga mengeluarkan Permendag No. 30/MDAG/PER/5/2012 mengenai ketentuan produk hortikultura. Bachrul menambahkan, pi-

haknya selalu berusaha untuk memperbaiki regulasi demi terciptanya iklim perdagangan yang teratur. Pihaknya tak ingin aturan yang ditetapkan justru menimbulkan hal-hal yang kontraproduktif. Ia menungkapkan, nantinya tak hanya aturan mengenai RIPH yang akan diubah tapi juga aturan lain. Misalkan saja Surat Pengajuan Ekspor (SPE) barang tambang mineral. ”Semua akan distandartkan ke arah sana,” terangnya. Sementara itu, Ketua Dewan Hortikultura Nasional Benny A Kusbini mendukung wacana tersebut. (jpnn)

SAYURAN: Pedagang sayur di Pasar Raya Padang melakukan transaksi dengan pembeli. Sayuran lokal ini masih diminati warga Padang.

SY.RIDWAN/PADEK

CMYK

EKONOMI BISNIS

SENIN 7 JANUARI 2013


OPINI

4 Bujang

Padek

Produksi Padi Merosot Alamaik ka maha pulo harago bareh mah ......................................................! Fly-Over Segera Dibangun Lai ndak macet jalan ko lai...................? Abrasi kian Mengancam Pindahlah dari tapi lawik tu lai............!

TAJUK RENCANA Menanti Kurikulum Pendidikan 2013 KEMENTERIAN Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) saat ini sibuk merealisasikan pemberlakuan kurikulum pendidikan baru yang dikenal dengan Kurikulum Pendidikan Nasional 2013. Mendikbud Mohammad Nuh dan jajarannya sedang rajin keliling daerah untuk melakukan sosialisasi dan uji publik terhadap kurikulum yang diberlakukan mulai pertengahan tahun ini tersebut. Kurikulum baru itu bertujuan menyeimbangkan aspek akademis dan karakter anak-anak Indonesia. Nanti, sistem pembelajaran berbasis penguatan penalaran, bukan sekadar hafalan. Ide penyusunan kurikulum baru tersebut, salah satunya, didasarkan pada survei internasional yang menyebut kemampuan siswa Indonesia jauh tertinggal dibanding negara-lain. Pada 2007, survei Trends in International Math and Science yang diadakan Global Institute mencatat, hanya 5 persen siswa Indonesia yang bisa mengerjakan soal berkategori tinggi. Padahal, di Korea, ada 71 persen siswa yang mampu menyelesaikan soal tersebut. Untuk soal berkategori rendah, ada 78 persen siswa Indonesia yang mampu mengerjakan, sedangkan siswa Korea hanya 10 persen. Programme of International Student Assessment (PISA) pada 2009 menempatkan Indonesia di peringkat 10 besar terbawah dari 65 persen negara peserta PISA. Jumlah mata pelajaran di tingkat SD dan SMP bakal banyak dikurangi. Kalau sebelumnya 10 mata pelajaran, nanti hanya ada enam mata pelajaran. Di tingkat SMP, 12 mata pelajaran diringkas menjadi 10 mata pelajaran. Namun, jam pelajaran akan ditambah. Misalnya, untuk kelas 4–6 SD, 32 jam pelajaran per minggu akan ditambah menjadi 36 jam per minggu. Untuk siswa SMP, pelajaran ditambah enam jam per minggu dan SMA ditambah dua jam per minggu. Nuh tidak peduli atas sindiran ganti menteri ganti kebijakan. Menurut dia, kondisinya saat ini sangat penting dan genting. Karena itu, dengan risiko apa pun, perubahan kurikulum harus dimulai tahun ini. Istilah yang dipakai Nuh adalah membeli masa depan dengan harga sekarang. Ke depan, dia membayangkan cara berpikir murid akan berubah, yakni selalu mencari tahu dan melakukan observasi. Siswa diarahkan untuk merumuskan masalah, tidak hanya menyelesaikan masalah. Murid dilatih untuk berpikir analitis, bukan mekanistis. Satu hal yang harus disiapkan Kemendikbud adalah peningkatan kualitas guru. Sebab, sebagus apa pun kurikulum 2013, kalau tidak didukung peningkatan kemampuan guru, tentu akan sia-sia. Karena itu, sembari mematangkan kurikulum, kualitas guru, terutama di daerah, perlu di-upgrade. Sebab, guru merupakan ujung tombak pelaksanaan kurikulum baru tersebut. Karena itu, peningkatan kualitas guru menjadi instrumen yang wajib dilakukan bersamaan dengan berlakunya Kurikulum Pendidikan Nasional 2013. Hasil pembangunan karakter dalam kurikulum baru tersebut tidak bisa terlihat dalam jangka pendek. Mungkin butuh bertahun-tahun untuk menikmati hasil perubahan kurikulum tersebut. Masalahnya, masa jabatan Nuh tinggal dua tahun lagi. Belum tentu Mendikbud baru nanti mau meneruskan kurikulum baru itu. Jadi, Mendikbud harus bisa menjamin bahwa kurikulum baru tersebut akan berlaku dalam jangka panjang. (*)

Anda punya uneg-uneg untuk mengkritiksi Persoalan yang terjadi di Ranah Minang ini? Kirim aja sms... jika layak, kami akan sampaikan pesan anda...

LAYANAN SMS KIRIM KE

08126746244

Perlebar Jalan BAPAK Wali Kota Padang. Kami masyarakat Aiepacah khususnya yang tinggal antara jalan Berok Siteba sampai Bypass tepatnya Jalan Maransi berharap pelebaran jalan, sebab semenjak Kampus Bung Hatta pindah kami sebagai warga merasa was-was dengan jalan yang kecil karena sering melihat kecelakaan. 082389604371

Got Tersumbat

WALI kota Pariaman tolong benahi drainase di Simpang Jalan Abidin, kalau hujan sedikit saja air sering tergenang. Bagaimana kami berbisnis barang dagangan sering kena cipratan air akibat mobil yang melintas dan aliran got tak lancar banyak dibantu warga .Trims 081363958402

Apa Ada Bantuan

PAK Wali Kota Padang, benarkah bantuan kompor gas yang akan diberikan kepada

SENIN 7 JANUARI 2013

Prospek dan Tantangan Pengembangan Sapi Pesisir KEBERADAAAN sapi pesisir selaku satu dari lima plasma nutfah ternak sapi di Indonesia setelah sapi bali, sapi aceh, sapi sumbawa, sapi madura, dan sapi bali sesuai Peraturan Menteri Pertanian (Permentan) Nomor 48/Permentan/OT.140/9/2011 tentang pewilayahan sumber bibit ternak. Penetapan wilayah tersebut didasarkan kepada adanya plasma nutfah sapi lokal yang potensial untuk dikembangkan dan dibudidayakan. Bangsa sapi lokal, termasuk sapi pesisir ini terbukti memiliki keunggulan beradaptasi dengan lingkungan tropis, memiliki sifat resistensi cukup baik terhadap penyakit daerah tropis, dan memiliki kemampuan beradaptasi pada kondisi ketersediaan pakan (hijauan) yang terbatas dan bergizi rendah. Lagipula sapi lokal tersebut berperan penting dalam sisitem usahatani di perdesaan dan telah dipelihara peternak dalam waktu yang lama. Sapi pesisir ini merupakan merupakan sapi asli yang berkembang di kawasan pesisir Sumatera Barat. Saladin (1983) menduga sapi Pesisir sebagai sisa sapi asli yang pada mulanya berkembang di Kabupaten Pesisir Selatan. Namun saat ini populasi sapi pesisir juga ditemukan di Padangpariaman, Pesisir Selatan dan Agam (Anwar, 2004). Pada tahun 2001 populasi sapi di Pesisir Selatan berjumlah 96.443 ekor (BPS Sumbar, 2001) dan sebagian besar merupakan sapi pesisir. Populasi sapi Pesisir diperkirakan sekitar 20 persen dari total sapi daging di Sumbar yang berjumlah 425.338 ekor pada tahun 1999. Dengan bobot badan yang kecil tersebut, sapi pesisir berpeluang dijadikan sebagai hewan kesayangan (fancy) bagi penggemar sapi mini. Penampilan bobot badan yang kecil tersebut merupakan salah satu penciri suatu bangsa sapi, sehingga dapat dikatakan bahwa sapi pesisir merupakan sapi khas Indonesia (terutama di Sumbar) dan merupakan sumber daya genetik (plasma nutfah) nasional yang perlu dikembangkan dan dilestarikan. Sapi Pesisir memiliki keragaman warna bulu yang tinggi. Hasil penelitian Anwar (2004) menemukan bahwa warna bulu memiliki pola tunggal yang dikelompokkan atas lima warna utama, yaitu merah bata (34,35%), kuning (25,51%), coklat (19,96%), hitam (10,91%) dan putih (9,26%). Sapi pesisir dikenal memiliki temperamen yang jinak, sehingga lebih mudah dikendalikan dalam pemeliharaan. Karakteristik sapi pesisir yang lain adalah memiliki tanduk pendek dan mengarah keluar seperti tanduk kambing. Sapi jantan memiliki kepala pendek, leher pendek dan besar, belakang leher lebar, ponok besar, kemudi pendek dan membulat. Sapi betina memiliki kepala agak panjang dan tipis, kemudi miring, pendek dan tipis,

masyarakat khusus untuk masyarakat miskin dan pembagian kompor gas sebaiknya harus ada petugas khusus yang tidak bisa diinterfensi oleh pihak lain demi tercapainya program pemerintah. 081266101321

Bukan Padang Selatan

KEPADA Yth. Layanan Padek. Membaca koran Padang Ekspres Jumat 4 Januari 2012, tentang komentar Sdr Andre Rosiade dengan judul; Memberantas Maksiat, maka tolong klarifikasi tulisan di halaman 7 yang menuliskan, “Begitu juga kafe kaki lima yang remang di bawah jembatan Siti Nurbaya, Bantaran Batang Arau Kec Padang Selatan”. Tempat kafe itu bukan di Padang Selatan, tapi Padang Barat. Terima kasih 082391542513

Hanya Pak RT Dapat PAK wali kota Padang. Mengapa pembagian tabung gas di Kelurahan Limaumanis Kecamatan Pauh di RT 2 Kampung Jao kok keluarga Pak RT saja. Apa memang begitu pak aturannya.Trims 087895810419

Padang Ekspres www.padangekspres.co.id Terbit Sejak 25 Januari 1999 Badan Penerbit: PT Padang Intermedia Pers Jawa Pos Media Group Chairman: H. Rida K Liamsi Presiden Komisaris: H. Makmur Kasim Komisaris: H. Jayusdi Effendi Presiden Direktur: H. Sutan Zaili Asril Wa. Presiden Direktur : H. Marah Suryanto Direktur: Sukri Umar Wakil Direktur: Montosori General Manager /Penanggung Jawab: H. Marah Suryanto Wakil Pemimpin Umum Bidang Redaksi: Sukri Umar Wakil Pemimpin Umum Bidang Usaha: H. Jayusdi Effendi Pemimpin Redaksi: Montosori Pemimpin Perusahaan: Two Efly Wakil Pemimpin Perusahaan: Ivo Fitriyana Wapemred : Nashrian Bahzein, Heri Sugiarto Dewan Redaksi: H. Sutan Zaili Asril (Ketua), H. Marah Suryanto, H. Jayusdi Effendi, Rahmat Wartira, Sukri Umar, Montosori, Nashrian Bahzein, Heri Sugiarto, Suryani, Revdi Iwan Syahputra, Hendri Parjiga, Rommi Delfiano, Sanny Ardhy . Ombudsman: Rahmat Wartira

Rini Mariani Mahasiswa Program Ilmu Ternak Pascasarjana Unand

tanduk kecil dan mengarah keluar (Saladin, 1983).Masyarakat Sumatera Barat menyebut sapi lokal pesisir dengan nama lokal, misalnya ada yang menyebut jawi ratuih atau bantiang ratuih, yang artinya sapi yang melahirkan banyak anak. Meskipun tergolong sapi kecil, sapi pesisir memiliki persentase karkas cukup tinggi. Menurut Saladin (1983) persentase karkas sapi Pesisir adalah 50,6 persen, lebih tinggi dari persentase karkas sapi Ongole (48,8 persen), sapi Madura (47,2 persen), sapi PO (45 persen) dan kerbau (39,3 persen), namun sedikit lebih rendah dari persentase karkas sapi Bali (56,9 persen). Persentase karkas tersebut menunjukkan kemampuan daging sapi pesisir. Angka tersebut menunjukkan kemampuan sapi pesisir sebagai “pabrik” protein hewani karena mampu mengubah hijauan (rumput) menjadi daging yang dapat dimakan manusia. Oleh karena itu, sudah waktunya pemerintah memberikan perhatian terhadap usaha pengembangan sapi-sapi lokal, termasuk sapi pesisir. Populasi sapi di Pesisir Selatan tersebar di 12 kecamatan yang ada. Populasi sapi terbesar ada di Kecamatan Ranah Pesisir sebanyak 17.816 ekor. Disusul Kecamatan Sutera sebanyak 14.391 ekor, Lengayang sebanyak 12.622 ekor dan Kecamatan Bayang sebanyak 12.215 ekor dengan total rumah tangga pemelihara ternak sapi mencapai 33.578 keluarga. Produksi daging sapi dari Pesisir Selatan men-

Mohon Tertibkan BAPAK polisi yang terhormat, kami mohon tolong tertibkan kendaraan yang memakai knalpot yang mengganggu istirahat kami dan kami harap berilah mereka hukuman seberat mungkin. Selain itu sekarang banyak orang yang bisa membawa kendaraan tapi tak pernah mengindahkan ketertiban lalu lintas tangkap saja pak supaya aman negara kita. Trims 085356931078

Belum Naik Gaji

PAK Direksi Bank Nagari. Kapan gaji kami Satpam outsourcing PT AMP dinaikkan. Sudah 5 tahun dinas di Bank Nagari gaji kami tidak pernah naik tetap juga Rp 1.275.000. 081363009527

Kapan Diplenokan

PAK Wali kota Payakumbh, kapan irigasi di Jalan M Yamin diplenokan.Tepaknya mulai dari depan Hotel Bundokanduang sampai simpang Masjid Darusalam.Tiap hari hujan air terkumpul di lingkungan saya.Tolonglah pak. Terimakasih. 085766009500

capai 1.179,765 ton per tahun. Jenis sapi yang ada di Pesisir Selatan saat ini terdiri dari 60 persen tercatat sapi lokal, 40 persen campuran, yakni sapi bali, brahman, semental dan hasil perkawinan silang dengan inseminasi buatan (IB). Produksi daging sapi di Pesisir Selatan setiap tahun mencapai 6,88 juta kilogram. Selain konsumsi lokal, daging sapi asal kabupaten itu juga dijual ke daerah lain di Sumatera Barat. Kabupaten Pesisir Selatan merupakan daerah penghasil daging sapi kedua terbesar di Sumbar. Tantangan Pengembangan Sapi Pesisir Populasi sapi di Pessel menurun signifikan akibat banyak sapi betina produktif dijual pemiliknya. Kepala Bidang Peternakan Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Hortikultura, Perkebunan, dan Perternakan (Dispertahorbunnak) Pesisir Selatan Marzukri menyebutkan, sesuai data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan, populasi sapi di Pesisir Selatan pada 2010 sebanyak 93.581 ekor, sementara pada 2011 turun menjadi 76.111 ekor. Penurunan populasi diduga berkaitan dengan sistem pemeliharaan yang bersifat ekstensif tradisional, tingginya tingkat pemotongan ternak produktif, terbatasnya pakan, makin menyempitnya padang penggembalaan, serta terjadinya penurunan mutu genetik. Khusus pemotongan dan penjualan ternak betina produktif, menurut data Dispertahorbunnak Pesisir Selatan, sejak tiga tahun terakh-ir telah terjadi

Tuntaskan Kasus Penyelewengan Raskin Pak Kapolda Sumbar. Tolong donk kasus penyelewengan beras miskin (raskin) di Kecamatan Padanggelugur Kabupaten Pasaman dituntaskan hingga ada kejelasan hukum. Kasihan nasib wali nagari dan camatnya yang terkatung-katung dengan status tersangka oleh Polres Pasaman sejak Februati 2012. Tolonglah demi keadilan, jika mereka bersalah ya proses secepatnya status hukum mereka namun jika tidak kuat bukti lagi untuk dilimpahkan ya polisi harus legowo segera terbitkan SP3nya. (penghentian kasus). 081994288303

Jawab TERIMAKASIH kami diingatkan, penyelewengan raskin di Padanggalugur Kabupaten Pasaman sudah dikirim surat pemberitahuan dimulainya penyelidikan (SPDP) ke Kejaksaan Negeri Lubuksikaping. Sekarang penyidik Polres Pasaman sedang berkoordinasi dengan Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang ditunjuk Kajari, proses selanjutnya sedang kita tunggu dan maaf tidak mungkin di-SP3-kan.Wassalam AKBP Joko Purnomo, Kapolres Pasaman

DIVISI PRODUKSI

Redaktur Pelaksana: Revdi Iwan Syahputra, Suryani; Ass. Redpel: Hendri Parjiga, Rommi Delfiano; Plt Penjab Minggu: Rommi Delfiano; Koordinator Liputan: Sanny Ardhy; Redaktur: Fajril Mubarak; Asisten Redaktur: Gusti Ayu Gayatri, Adiyansyah Lubis, Hijrah Adi S; Liputan Padang: Arzil, Ricco Mahmudi, Ardiansyah Lubis, Ganda Cipta, Syamsu Ridwan (Fotografer); Perwakilan Daerah: BukittinggiAgam: Nasrul Tanjung, Edison Janis; Payakumbuh-Limapuluh Kota: Fajar Rillah Vesky; Pesisir Selatan: Yoni Syafrizal; Pasaman & Pasaman Barat: Ahmad Zubeir (Kepala), Eri Mardinal; Sawahlunto: Herry; Dharmasraya: Zulfia Anita; Kota Solok: Rijal Islamy; Solok Selatan: Nenengsih; Pariaman & Padangpariaman: Yurisman Malalak, Zikriniati ZN; Padangpanjang: Jayusman; Tanahdatar: Mustafa Akmal; Jakarta: Zulfasli ZB. Ass. Manajer Pracetak, EDP, Tekhnik Jaringan: Jufri Jao

DIVISI USAHA

Manajer Keuangan: Ivo Fitriyana; Manajer Umum/ADM/SDM: Nurhelwarni; Manajer Iklan/EO: Mukhtisar: Manajer Pemasaran Koran: Sarbidin; Ass. Manajer Adm & Piutang Koran: Fitra; Ass. Manajer Adm, Pelayanan, Piutang dan Penagihan Iklan: Putri Metta Sari; Ass. Manajer iklan: Diky Junaidi.

KANTOR IKLAN JAKARTA

Manajer Iklan Area Jakarta: M.Iqbal, Alamat: Gedung Graha Pena Lt 6 Ruang 601 Jl. Kebayoran Lama No 12 Jakarta Selatan Telepon (021) 53699560, Fax (021) 5333048, E-mail, padangekspresjakarta@yahoo.co.id Website: padangekspres.co.id, Edisi Digital: epaper.padangekspres.co.id

ALAMAT Redaksi/Usaha: Jl. By Pass KM. 7 No. 2 Padang, Sumatra Barat, Telepon: (0751) 778882 - Fax: (0751) 778883; E-mail: redaksi@padangekspres.co.id

LAYANAN IKLAN DAN PELANGGAN

peningkatan penjualan dan pemotongan sapi betina produk-tif. Tidak kurang dari 16 ribu ekor sapi betina produktif dijual untuk dikonsumsi. Persoalan lainnya, masyarakat memelihara sapi kebanyakan sebagai usaha sam-pingan, meski sudah ada juga beberapa kelompok ternak yang memulai usaha peternakan sapi secara lebih besar. Namun rata-rata setiap setiap petani di daerah ini memiliki minimal satu ekor sapi peliharaan. Jenis sapi yang dipelihara mengikuti tren, sehingga kebanyakan sapi lokalpun yaitu sapi pasisie ditinggalkan orang. Jenis sapi impor seperti brahman, simental, brangus dan sapi bali lebih digemari. Perubahan cara pandang beternak sapi pesisir peternak sendiri, bermula setelah masuk jenis sapi lainnya ke Pessel. Pada awal tahun 1990 lewat program pemerintah (IDT) telah didrop ribuan sapi jenis bali (bos indicus) ke Pesisir Selatan. Sapi itu sangat mudah menyesuaikan diri dengan lingkungan Pesisir Selatan dan makanan alamnya. Beberapa tahun kemudian, sapi jenis bali berkembang sangat pesat. Petani berbondong-bondong mencari bibit sapi bali, baik yang dipelihara secara konvensional maupun dilepas begitu saja. Sementara sapi pesisir semakin tidak diminati peternak. Ukuran tubuh relatif kecil, jadi salah satu penyebab masyarakat enggan beternak sapi pesisir. Sekarang pemerintah perlu menformulasikan strategi dan kebijakan yang komprehensif, sistematis,terintegrasi baik vertikal maupun horizontal, berdaya saing, berkelanjutan, dan terdesentralisasi (Nugroho 2006). Pengembangan sapi pesisir perlu dilakukan melalui pendekatan usaha yang berkelanjutan, modern, dan profesional dengan memanfaatkan inovasi teknologi untuk meningkatkan efisiensi usaha. Selain itu, pengembangan usaha sapi pesisir hendaknya didukung oleh industry pakan dengan mengoptimalkan pemanfaatan bahan pakan spesifik lokasi melalui pola yang terintegrasi. Untuk memenuhi kecukupan pangan, terutama protein hewani, pengembangan peternakan yang terintegrasi merupakan salah satu pilar pembangunan sosial ekonomi. Pemanfaatan dan pelestarian sumber daya peternakan yang seimbang merupakan cetak biru (blue print) pengembangan peternakan di masa mendatang (Riady 2004). Untuk meningkatkan populasi, produktivitas, dan reproduksi sapi pesisir perlu dilakukan perbaikan kualitas genetik ternak melalui seleksi, persilangan dengan bangsa sapi unggul, perbaikan mutu pakan, penyuluhan kepada peternak agar tidak memotong ternak produktif, dan perbaikan manajemen pemeliharaan. (*)

Tarif Iklan: Iklan Display Halaman Pertama: Rp20.250/mmk (BW), Rp27.500/mmk (SC), Rp 40.500/mmk (FC). Display Halaman Depan: Rp24.300/mmk (BW), Rp32.400/

mmk (SC), Rp40.500/mmk (FC); Display Halaman Belakang: Rp14.850/ mmk (BW), Rp18.900/mmk (SC), Rp27.000/mmk (FC); Iklan Sosial: Rp6.000/mmk; Iklan Jitu: Rp20.000/muat. Harga iklan ditambah pajak 10 persen. Harga Langganan: Rp90.000/bulan (Padang dan sekitarnya), luar kota tambah ongkos kirim. Kantor Perwakilan Iklan Jakarta: Liliek Ediyono, Gedung Graha Pena Lt. 6 Ruang 601 Jl. Raya Kebayoran Lama No. 12 Jakarta Selatan Telepon: (021) 53699560 Fax: (021) 5333048 Jakarta Selatan. PERCETAKAN

PT Padang Graindo Mediatama; Direktur Utama: Suryanto, General Manager: Syukron Putra. Alamat: Jl. Adinegoro No. 17 A Lubukbuaya, Padang. Sumatera Barat. Telepon/fax, (0751) 481222. Isi di luar tanggung jawab percetakan. Redaksi menerima tulisan karya asli, terjemahan atau saduran (de-

ngan sumber asli bagi karya terjemahan dan saduran). Panjang tulisan 3 hingga 5 halaman, diketik spasi rangkap, sertakan identitas diri. Naskah yang dimuat akan diberi imbalan. Redaksi berhak menyunting selagi tidak mengubah maksud tulisan. Wartawan Harian Pagi Padang Ekspres dibekali identitas (kartu pers), dan tidak mene-

rima pemberian berbentuk uang atau apa pun yang berhubungan dengan profesinya


5

Pelantikan Presiden Chavez Ditunda PemerintahOposisi “Beda Sikap perihal Konstitusi Venezuela

Caraca, Padek—Presiden Venezuela Hugo Chavez, 58, tak bisa menikmati perpanjangan masa jabatan sesuai jadwal. Tokoh yang memenangi pemilihan presiden (pilpres) pada Oktober tahun lalu tersebut seharusnya dilantik kembali 10 Januari nanti untuk masa jabatan periode 2013-2019. Karena kondisi kesehatan Chavez belum stabil, parlemen Venezuela mengadakan rapat darurat. Agendanya adalah membahas rencana pelantikan Chavez yang dijadwalkan pada Kamis depan (10/ 1). Tetapi, pemerintah Venezuela menyatakan bahwa pengambilan sumpah terhadap Chavez untuk masa jabatan enam tahun ketiga bisa saja dilakukan di depan Mahkamah Agung (MA) ketika kondisi

HUGO CHAVEZ

fisiknya sudah memungkinkan. Wakil Presiden Nicolas Maduro memberi sinyal bahwa pemerintah Venezuela bakal menunda pelantikan Chavez karena dia masih berjuang menghadapi masalah kesehatan. Tokoh 58 tahun yang dikenal kontroversial itu mengalami infeksi saluran pernapasan tiga minggu setelah menjalani operasi kanker di Havana, Kuba. “Beliau (Chavez, Red) memiliki hak untuk beristirahat dan butuh kedamaian serta waktu untuk memulihkan diri,” kata Maduro dalam pidato yang disiarkan langsung televisi Jumat malam lalu waktu setempat (4/1) atau kemarin WIB (5/1). “Presiden saat ini sedang menjalankan tugas. Beliau sudah memiliki pemerintahan,” lanjut tokoh yang ditunjuk Chavez sebagai pengganti dirinya itu. Maduro lalu membacakan isi konstitusi Venezuela yang menjelaskan secara detail prosedur pemberlakuan keadaan bahwa presiden “berhalangan secara tetap”. Kondisi itu bisa memicu pilpres baru dalam 30 hari ke depan. “Tetapi, tidak ada dasar maupun alasan kuat bagi oposisi Venezuela untuk memaksakan situasi tersebut (presiden berhalangan secara tetap, Red),” tegasnya. Konstitusi Venezuela, rinci Maduro, menyatakan bahwa presiden terpilih (Chavez, Red) harus diambil sumpahnya dan dilantik di depan Majelis

Nasional (parlemen) pada 10 Januari nanti. Tapi, jika tak bisa dilantik di depan Majelis Nasional, presiden bisa diambil sumpahnya di depan MA. Kalimat dalam konstitusi itu juga tak menyinggung jadwal atau tanggal secara pasti pelantikan oleh MA. Pidato Maduro itu memicu perdebatan dengan oposisi. Sebagian pemimpin kelompok oposisi berpendapat bahwa kalau Chavez tidak kembali ke Kota Caracas, Venezuela, saat hari-H pelantikan, pimpinan Majelis Nasional harus mengambil alih posisi kepala pemerintahan dan menjabat presiden sementara. Ruben Ortiz, seorang pengacara dan pendukung oposisi, berpendapat bahwa Maduro salah mengartikan konstitusi. Menurut dia, pelantikan presiden tidak bisa ditunda. “Ada pemisahan secara formal antara satu periode dan periode berikutnya,” tuturnya. Kemarin Majelis Nasional bersidang untuk memilih ketua baru. Sidang itu dibayangi spekulasi soal adanya rivalitas antara Ketua Majelis Nasional Diosdado Cabello, tokoh nomor tiga dalam pemerintahan Cahvez, dan Wapres Maduro, untuk menduduki kursi presiden jika ditinggalkan Chavez. Namun, keduanya membantah laporan media tentang persaingan itu. Keduanya bahkan menyerukan agar semua pihak menjaga kesatuan partai. Cabello diprediksi bakal terpilih lagi sebagai presiden

Pesawat Tabrak Rumah, Terbakar, 3 Tewas Palm Coast, Padek—Musibah kecelakaan pesawat terjadi di Amerika Serikat (AS). Jumat sore waktu setempat (4/1) atau dini hari kemarin WIB (5/1), sebuah pesawat jenis Beechcraft Bonanza H35 celaka saat hendak mendarat di Bandara Flagler County, Negara Bagian Florida. Pesawat kecil yang nahas itu menabrak sebuah rumah di Kota Palm Coast. Akibatnya, tiga orang tewas. Seluruhnya adalah pilot dan penumpang pesawat. Pemilik rumah selamat. Saat insiden itu terjadi, dia bergegas keluar rumah. Tetapi, rumahnya terbakar dan nyaris ludes. “Pesawat menabrak sebuah rumah yang berada di sisi timur bandara sekitar pukul 14.20 (sekitar pukul 02.20 WIB kemarin),’’ terang Kantor Sheriff Flagler County. Menurut kantor sheriff, sekitar 12 menit sebelum celaka, pilot mengontak menara kendali dan melaporkan bahwa pesawatnya mengalami masalah teknis. Pilot mengatakan bahwa mesin pesawat bergetar dan mengeluarkan asap. Saat kecelakaan itu terjadi, Letnan Justin Asbury dari Patroli Jalan Raya Florida (FHP) mengungkapkan bahwa pesawat hendak menuju Kota Knoxville, Knox County, Negara Bagian Tennessee. Pesawat itu bertolak dari Kota Fort Pierce, St. Lucie County, Florida. ’’Selain masalah teknis pada pesawat, sebenarnya juga ada gangguan cuaca. Pilot menerbangkan pesawat saat cuaca tidak bersahabat,’’ tuturnya. FHP menambahkan bahwa Susan Crockett, perempuan paro baya selaku pemilik rumah yang tertabrak, selamat. Dia hanya menderita luka ringan meski tempat tinggalnya porak poranda. Sebelum menabrak, ujar McBride, pesawat itu terbang sangat rendah dengan suara mesin yang menderu. “Saat saya melihat keluar, pesawat oleng dan terbang sangat rendah. Mungkin hanya sekitar 12 meter dari permukaan tanah,” jelasnya. Dia menduga mesin pesawat mati karena mengeluarkan suara menderu yang sangat keras. Sebelum menabrak rumah tetangga McBride, pesawat tersebut juga

TERDENGAR LEDAKAN: Petugas pemadam mendekati rumah yang terbakar akibat ditabrak pesawat di kawasan Utica Path, Kota Palm Coast, Florida, AS. Setelah api berhasil dipadamkan, petugas terus melakukan pembasahan. menabrak kabel listrik. Jubir Otoritas Penerbangan Federal (FAA) Kathleen Bergen mengatakan bahwa

pilot mengalihkan penerbangan ke Flagler County setelah mengalami kerusakan mesin. Sedianya, pilot akan

mendaratkan pesawat itu di Bandara Flagler County. Sayangnya, upaya itu gagal. (AP/ CNN/hep/dwi)

Majelis Nasional. Mayoritas kursi di lembaga perwakilan rakyat tersebut diduduki anggota Partai Sosialis Bersatu (PSUV) pimpinan Chavez. Tetapi, kalau dia gagal terpilih, itu akan membuktikan bahwa turunnya kepercayaan atas kekuasaan Chavez yang dominan tengah terjadi. Sejauh ini, Chavez terus menolak untuk menyerahkan kekuasaan. Tapi, Chavez telah empat kali menjalani operasi dan mengalami komplikasi sehingga tidak bisa tampil di depan publik selama hampir sebulan terakhir. Itu adalah waktu terlama dia tak muncul di depan publik sepanjang berkuasa sejak 1999. “Pernyataan resmi soal apa yang terjadi saat ini sama sekali tidak jelas,” ujar pemimpin oposisi utama Ramon Guillermo Aveledo.(AFP/AP/ CNN/cak/dwi)

CMYK

INTERNASIONAL

SENIN 7 JANUARI 2013


Sambungan dari hal. 1 Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Solok, M Nair didampingi Kepala Seksi Mapenda Kemenag Kota Solok Afrizen memaparkan berbagai inovasi spektakuler yang telah dilahirkan Pemko Solok selama ini. Dalam upaya peningkatan dan pembinaan ketakwaan, Pemko telah menjadi contoh bagi daerah lain dalam syiar Islam. Beberapa program dimaksud, di antaranya Safari Fajar, Berpuasa Senin- Kamis, Malam Bina Iman dan Taqwa (Mabit) bagi siswa SMP/MTs/SMA/MA/SMK serta pemberian insentif melalui dana APBD kepada garin, guru MDA, penyelenggara jenazah dan lain-lain. “Pembinaan agama dan adat yang tertuang dalam misi kepemimpinan Kota Solok dalam upaya meningkatan kualitas keimanan dan ketakwaan, memiliki sinkronisasi dengan program Kementerian Agama. Sehingga kota Solok masuk salah satu dari sekian kota dan kabupaten di Sumbar yang menerima penganugerahan dan pin penghargaan oleh Menteri Agama,” ujarnya. Afrizen menambahkan, regulasi Pemko Solok membutuhkan dukungan terpadu segala elemen masyarakat yang tergabung dalam komunitas, ormas dan lainnya. Pemko Solok dinilai berhasil merangkul seluruh elemen mewujudkan suasana religius. ”Gemmar Mengaji diterima positif di Kota Solok karena sinkron dengan program keagamaan di Kota Solok,” ujarnya. Gemmar Mengaji merupakan salah satu program pemerintah melalui Kementerian Agama untuk membudayakan

kembali membaca Al Quran setelah Shalat Magrib untuk menciptakan generasi muda Islami. “Ke depan diharapkan lahir generasi muda yang berakhlakul kharimah,” katanya. Wako Solok Irzal Ilyas menambahkan, seluruh program keagamaan ditujukan membentuk masyarakat berkarakter. Yaitu, masyarakat yang memiliki SDM dan religius, sejalan dalam pembangunan daerah. Pendidikan berkarakter butuh landasan moral dan agama sebagai pijakan membentuk generasi berkarakter. Pendidikan yang mampu menjadi solusi permasalahan yang dihadapi bangsa. ”Landasan utamanya menanamkan nilainilai moral dan agama yang kokoh,” kata Irzal Ilyas. (rzy)

2014, Pertaruhan Partai Berasas Islam Padang, Padek—Tak mau ketinggalan dengan partai lain dalam mempersiapkan diri menghadapi Pemilu 2014, Partai Persatuan Pembangunan (PPP) mulai memanaskan mesin politiknya di Sumbar. Kemarin (6/1), Ketua Umum PPP Suryadharma Ali secara khusus memberikan pencerahan kepada bakal calon legislatif (caleg) PPP se-Sumbar, di kantor DPW PPP Sumbar. Menteri Agama RI itu meminta agar kader PPP untuk tetap istiqamah dengan partai berlambang Kabah itu. Menurutnya, saat ini satusatunya partai yang masih konsisten menggunakan Islam sebagai asas partai hanya PPP. ”Makanya kita membuat slogan PPP rumah besarnya

umat Islam, atau di Sumbar disebut rumah gadang. PPP merupakan partai yang terbuka bagi seluruh komponen umat Islam. Mari jadikan PPP rumah kita bersama,” kata Suryadharma Ali di hadapan ratusan kader dan bakal caleg PPP. Dia mengajak seluruh kader menjadikan PPP sebagai rumah perjuangan dalam menjaga dan membesarkan Islam. Dikatakan, Pemilu 2014, merupakan pertaruhan bagi PPP sebagai satu-satunya partai berlandaskan Islam. ”Kita satu-satunya partai yang konsisten memakai asas Islam. Kita harus yakin dengan ajaran Islam, kita bisa berdemokrasi lebih baik

dengan Islam. Tahun 2014, pertaruhan bagi partai ini. Kalau perolehan kita kecil, maka peran partai Islam akan kecil. Lalu siapa yang akan

memperjuangkan kepentingan umat Islam di parlemen. Memang dulu banyak partai Islam, namun belakangan mereka sudah menjai partai ter-

buka,” katanya. Suryadharma mengajak agar program 12 juta kader harus dijalankan dengan konsisten. (rdo)

CMYK

Pelopor Gemmar...

SENIN 7 JANUARI 2013

CMYK

UTAMA

6


CMYK

SENIN 7 JANUARI 2013

SAMBUNGAN

7

Dahlan: Nabrak, Alhamdulillah Sambungan dari hal. 1 Soal merekayasa pengendalian hujan, menurut Dahlan, memang bisa dilakukan. Tapi lagilagi, menurutnya, lebih baik diterima apa adanya. “Sebab sekarang ini petani juga lagi butuh hujan,” paparnya. Soal kecelakaan kemarin, Dahlan mengaku sangat bersyukur. Sebab, nyawanya diselamatkan Tuhan untuk kali kedua. Akibat kecelakaan tersebut, Dahlan mengaku tidak terluka sedikit pun. Namun, pagi kemarin, dia merasakan ngilu. “Pagi tadi tubuh terasa njarem (ngilu). Makanya, oleh anak saya diminta memeriksakan diri ke dokter tulang. Jadi sore nanti saya dijadwalkan periksa di Surabaya,” terangnya.

Meski mengalami kecelakaan, Dahlan mengaku, tidak kapok untuk mengembangkan mobil listrik. Sebab, itu adalah satu-satunya cara untuk mengejar ketertinggalan Indonesia dalam hal industri otomotif. “Kalau untuk mobil biasa, kita sudah sulit mengejar negara lain. Sebab, seumpama balapan menuju Jakarta, kita masih di Menturo. Padahal yang lain sudah masuk Menteng Jakarta,” katanya. Untuk riset awal pengembangan mobil listrik itu, menurut Dahlan, belum ada dana sama sekali. Makanya, dia memilih untuk menggunakan dana pribadi. ”Ferari Tuxuci itu saya beli dengan uang pribadi Rp 3 miliar. Saya juga bertekad mengujinya dengan menyetir sendiri hingga 1.000 kilometer seperti mobil listrik Ahmadi yang dulu,” paparnya.

Hal itu dia lakukan untuk mengetahui kekurangan masing-masing. Agar bisa dilakukan perbaikan dan penyempurnaan sebelum dikembangkan secara masal. Menanggapi itu, Cak Nun meminta agar untuk kasus Dahlan tidak disebut sebagai kecelakaan. “Memang musibah. Tapi musibah itu baru sebatas peristiwa yang belum bernilai. Nikah itu juga musibah. Istri hamil malah musibah lebih besar lagi,” paparnya. Nah, dalam kasus Dahlan, musibah yang menimpanya, menurut Cak Nun, masuk kategori musibah hidayah. “Sebab, musibah itu membuat Pak Dahlan memahami kebesaran Allah dan menjadi lebih dekat dengan Allah,” tegasnya. Apalagi, musibah itu terjadi ketika Dahlan melakukan uji coba kendaraan dengan niat mengembangkan industri

otomotif yang bisa mengangkat derajat bangsa dan bernegara. Ahli Teknologi Tucuxi Sementara itu, Tim Labfor Polda Jatim kemarin (6/1) “turun gunung” menginvestigasi penyebab kecelakaan mobil listrik Tucuxi yang dikemudikan Dahlan Iskan. Tim laboratorium forensik yang dipimpin AKBP Joko Siswanto itu sengaja memelototi sistem pengereman hingga mobil berpelat nomor DI 19 tersebut celaka di Ngerong, Plaosan, Magetan, pada Sabtu (5/1). Joko sempat meminta anggota timnya memeriksa rem di dua roda depan maupun belakang. “Ya arahnya itu, semua yang berhubungan dengan sistem pengereman kami investigasi,” terang Joko Siswanto. Kendati sudah mengutakatik nyaris seluruh bagian ken-

Tersangka Perampok Meninggal di RSUP Sambungan dari hal. 1 Kita terus memburu ketiganya,” tegas Kapolsekta Lubukbegalung, Kompol Yuli Kurnianto kepada Padang Ekspres, kemarin (6/1). Sebelum meninggal, kata Kompol Yuli, Sutejo dibawa warga ke Polsekta Lubeg dalam keadaan pingsan diamuk massa usai melancarkan aksinya Sabtu (5/1). ”Selama di Polsek, tersangka sempat tersadar dan setelah itu dilarikan ke RSUP M Djamil.” Saat tersadar, Sutejo yang mengalami remuk di kepala bagian belakang sempat memberikan keterangan. Sutejo mengaku sudah memantau gerak-gerik pemilik Toko Sicang Jaya, Mukhtar, 38, dan istrinya Elfayati, 36, selama dua hari bersama tiga rekannya. Elfayati yang nyaris tertembak peluru perampok, masih menjalani perawatan medis di RST Reksodiwiryo karena mengalami trauma. Keluarga Mengamuk Sementara itu, pantauan Padang Ekspres di RSUP M Djamil, beberapa orang keluarga tersangka perampokan mengamuk kepada wartawan yang me-

ngambil gambar. Istri tersangka histeris saat melihat mayat suaminya dan melakukan perlawanan ketika tim identifikasi akan mengambil sidik jari suaminya. Pejabat Pemberi Informasi RSUP M Djamil Padang, Gustavianof mengatakan, tersangka masuk IGD Minggu (6/1), sekitar pukul 04.00 dan dipindahkan ke HCU RR Bedah sekitar pukul 08.00. Sejak masuk, pelaku mengalami penurunan kondisi dan menderita CGS Level V (cedera kepala berat). “Dia (tersangka, red) meninggal pukul 16.00, karena tidak kuat lagi,” ucap Gustavianof. Diberitakan sebelumnya, aksi perampok bersenjata api (senpi) nyaris membuat pemilik Toko Sicang Jaya bernama Elfayati, 36, dan suaminya Mukhtar, 38, celaka, Sabtu (5/1) malam. Mujur, dua butir timah panas yang dilepaskan kawanan perampok di depan rumahnya di kawasan Pitameh, tepatnya di depan Masjid Raya Muhammadiyah, meleset. Perampokan terjadi sekitar pukul 19.00. “Saat itu mobil Avanza warna hitam BA 514 ET dikemudikan Mukhtar, hendak masuk ke rumahnya. Tanpa diduga,

Sumber: Diolah dari berbagai sumber.

tiba-tiba datang motor RX King dan Jupiter MX dari belakang. Mereka berjumlah empat orang. Begitu Elfayati ke luar mobil, salah seorang pengendara motor merampas tas jinjing warna hitam. Karena gagal merampas tas, seorang kawanan perampok melepaskan tembakan dua kali ke arah suami istri itu. Terang saja letusan senjata api itu mengagetkan warga sekitar. Warga memburu kawanan perampok dengan kayu dan batu. Nahas bagi Sutejo, dia terjatuh ke selokan. Tanpa ampun, Sutejo pun menjadi bulan-bulanan massa. Informasi yang dihimpun Padang Ekspres, Sutejo pemain lama, dari curanmor hingga menusuk anggota polisi di Kototangah tahun 1992. Sutejo pernah ditangkap melakukan kekerasan. Dikepung di Hutan Sementara itu di Sijunjung, se-

buah toko emas di Pasar Sungaitambang, Kenagarian Kunangan Parik Rantang, Kecamatan Kamangbaru, dimasuki maling, Jumat (4/1). Pelaku menggondol 300 emas senilai Rp 400 juta. Kejadian berawal ketika pemilik toko Vivi Novitra, sedang ke belakang toko untuk menyusui anaknya. Tiba-tiba, dia mendengar suara krasak-krusuk di depan. Merasa curiga, dia bergegas ke depan toko. Ternyata benar, ada seorang pria mengacak-acak tokonya dan langsung kabur dengan motor Satria FU BA 2350 KI. Dia berteriak minta tolong. Warga berusaha mengejar dibantu polisi yang dipimpin Kapolsek Iptu Hendri. Namun, pelaku berhasil lolos meski petugas menemukan motornya di tepi hutan. Petugas Polres dan Polsek Kamangbaru menyisir hutan hingga malam hari, namun tak ditemukan. Dalam pemeriksaan, motor itu ternyata dipinjam temannya. ”Pengejaran dihentikan karena sudah malam,” jelas Kapolres Sijunjung AKBP Sugeng Riyadi didampingi Kapolsek Kamang Baru dan Kasat Reskrim AKP FM Monathen.(mg19/kdi/ mg18/cr2)

Lompatan dari Kegalauan Keri

CMYK

Sambungan dari hal. 1 sangat penting bagi dunia: obat kolesterol dan diabetes! Tim Unpad yang menemukan obat kolesterol dan diabetes pertama berbasis non-chemical itu dipimpin seorang ahli yang mumpuni, peneliti yang tangguh, doktor yang cumlaude, wanita yang sangat cantik bernama: Keri Lestari Dandan. Tim Unpad sudah sepakat untuk bersama BUMN mewujudkan penemuan itu untuk Indonesia dan dunia. Berita penemuan penting ini sudah menyebar luas ke kalangan farmasi dunia. Sejak itu Doktor Keri diincar banyak negara. Yang paling serius adalah Korea Selatan. Maklum, obat yang ditemukan Dr Keri bukan saja termasuk yang paling banyak diperlukan masyarakat, tapi juga yang pertama yang tidak menggunakan bahan kimia. Mereka berebut mendapatkan hak paten dari Dr Keri. Memang sudah banyak beredar obat untuk dua jenis penyakit itu, namun semuanya berbasis kimia. Padahal, dunia kian menghindari yang serbakimia. Mulai obat kimia, makanan yang mengandung kimia, sampai kosmetik yang berkimia. Obat temuan Dr Keri ini berbasis alami. Bahan bakunya buah pala. Hebatnya, Dr Keri tidak hanya bisa mengubah pala menjadi obat-obatan herbal, tapi sudah langsung memprosesnya sebagai obat fitofarmaka: obat tradisional dari bahan alam yang dapat disetarakan dengan obat modern karena proses pembuatannya yang telah terstandar, ditunjang dengan bukti ilmiah sampai dengan uji klinik pada manusia. Pemberiannya kepada pasien harus melalui resep dokter. Biasanya bahan-bahan alami diolah sebatas untuk jamu atau herbal dan paling tinggi herbal terstandar. Tapi, Dr Keri menemukannya untuk obat fitofarmaka. Mengingat uji klinis sudah dilakukan, disepakatilah 17 Agustus tahun ini sudah harus diproduksi. BUMN sudah menugasi PT Kimia Farma (Persero) Tbk untuk memproduksi dan memasarkannya. Direktur Utama Kimia Farma yang baru, Rusdi Rosman, yang juga lulusan Fakultas Farmasi Unpad, sudah menyanggupinya. ”Akan kami produksi di pa-

brik kami yang di Bandung,” ujar Rusdi. ”Agar lebih dekat dengan Unpad,” tambahnya. Tentu saya sangat bangga pada kerja sama BUMN dengan Unpad ini. Begitu gigihnya pihak luar negeri ingin mendapatkan penemuan ini. Tapi, Unpad dan Dr Keri tetap mempertahankannya untuk Merah Putih. Kimia Farma kini memang sudah lebih kuat. Harus mampu mewujudkannya. Labanya pada 2012 sudah meningkat menjadi lebih dari Rp 200 miliar. ”Memang, kalau temuan ini kami lepas, banyak yang memperebutkannya,” komentar Rusdi Rosman. Obat antikolesterol adalah obat kedua yang paling banyak dibutuhkan masyarakat. Mencapai 15 persen. Sedangkan obat diabetes berada di urutan ketiga yang mencapai 12 persen. Urutan pertama adalah obat kanker, 18 persen. Mengingat pasar obat-obatan di Indonesia sangat besar (mencapai Rp 50 triliun tahun ini), tentu kita tidak rela kalau pasar tersebut tersedot ke luar negeri. Pabrik-pabrik obat di dalam negeri, termasuk pabrik obat tradisional, harus berjuang mati-matian untuk merebutnya. Temuan Dr Keri adalah salah satu senjata penting untuk pertempuran itu. Setelah sukses memproduksi temuan Dr Keri dalam bentuk fitofarmaka, Kimia Farma juga

akan memproduksinya dalam bentuk herbal terstandar. Tapi, demi Indonesia, saya minta Kimia Farma memprioritaskan yang fitofarmaka dulu. Kerja sama BUMN-Unpad tersebut bermula pada pertengahan tahun lalu. Waktu itu saya diminta memberikan keynote speech di acara besar di Fakultas Farmasi. Hari itu saya tidak mau memberikan pidato. Dari atas podium saya langsung saja menantang para farmasis yang hadir di aula besar itu: apa yang diinginkan dari saya. Ternyata banyak yang angkat tangan. Dalam hati saya berpikir: lebih penting para farmasis itu bicara daripada saya yang pidato. Belum tentu saya bisa pidato bagus mengenai obatobatan. Saya tidak tahu banyak bidang itu. Dan lagi, di zaman Twitter ini, siapa yang masih mau mendengarkan pidato? Ternyata betul. Semua yang angkat tangan itu mengemukakan masalah yang penting di dunia pengobatan. Terutama menghadapi akan berlakunya BPJS: dokter galau, farmasis galau, rumah sakit galau, dan pedagang obat juga galau. Termasuk para peneliti di universitas pun galau. Temuantemuan mereka kurang mendapat perhatian. Saat itu juga, I Gede Subawa, Dirut PT Askes (Persero) yang juga hadir, saya minta maju. Saya minta untuk dibentuk tim

kecil antara BUMN bidang kesehatan dan ahli-ahli farmasi dari Unpad. Saya beri batas waktu dua minggu untuk merumuskan: apa yang bisa dilakukan bersama. Kurang dari dua minggu Dr Keri dan tim dari Unpad ternyata sudah datang ke ruang kerja saya membawa konsep lengkap tentang apa yang harus dikerjakan. Saya juga menghadirkan para Dirut BUMN bidang kesehatan. Ada Dirut Kimia Farma Rusdi Rosman, Dirut PT Indofarma (Persero) Tbk Djakfaruddin Junus, Dirut PT Bio Farma (Persero) Iskandar, Dirut PT Phapros Tbk, anak perusahaan PT RNI (Persero), Erlangga Tri Putranto, dan Dirut Askes I Gede Subawa. Mendengar paparan Dr Keri yang begitu hebat, saya langsung berunding dengan tim BUMN kesehatan tersebut. Saat itu juga kami putuskan penemuan Dr Keri tidak boleh lari ke luar negeri! BUMN kesehatan mampu mewujudkan jerih payah tim Unpad ini menjadi kenyataan yang bermanfaat bagi masyarakat luas. Apalagi, uji klinik fase pertama sudah berhasil dilakukan. Uji klinik terakhir sudah hampir selesai, yang nadanya juga sangat positif. Kami bertekad tidak perlu lagi impor obat kolesterol dan diabetes yang begitu besar. Bahkan, kita harus ekspor. Maka kami putuskan, Agustus tahun ini jadi tonggaknya! (*)

daraan, tim labfor belum berani menyimpulkan penyebab kecelakaan. Joko mengaku masih menunggu hasil pemeriksaan yang dilakukan tim investigasi lainnya. Hasil setiap bagian investigasi akan saling disinkronkan untuk mengetahui secara pasti penyebab kecelakaan. “Untuk bagian yang lain, saya belum berani komentar,” ujarnya. Untuk memudahkan proses investigasi, tim labfor sengaja melibatkan Riki Nelsen, ahli teknologi mobil listrik karya inovatif anak negeri itu. Sebab, ada beberapa komponen mobil yang hanya dapat dibuka teknisinya. Mobil Tucuxi yang memiliki motor listrik berkekuatan 200 kW tersebut merupakan produk otomotif anyar yang belum pernah ditangani tim labfor. “Kami butuh bantuan teknisinya, yang bisa membuka mereka,” jelasnya. Riki Nelsen yang juga semobil dengan Dahlan saat kecelakaan terjadi, mengaku diminta tim labfor untuk memutus jaringan kelistrikan Tucuxi. Ada daya listrik berkuatan 300-400 volt yang dapat mengundang bahaya jika masih aktif. “Ada baterei yang kapasitasnya listriknya tinggi,” jelasnya.

Riki yang tidak mengalami luka sedikit pun dalam peristiwa nahas itu menegaskan, penyebab kecelakaan semata rem blong. Tidak ada faktor teknis lain yang menyebabkan Tucuxi ringsek menabrak tebing dan tiang listrik. “Cuma rem blong saja,” tegasnya. Penyempurnaan Mobil Sementara itu, UGM menyangkal bila dua dosen, Jayan Sentanuhady dan Eka Firmansyah terlibat dalam penyempurnaan mobil Tucuxi yang nahas pada Sabtu sore (5/1). Mereka membantah telah melakukan pembajakan terhadap teknologi Tuxuci ketika disempurnakan di Bengkel Modifikasi Kupu-Kupu Malam. ”Kami berdua tidak pernah diperintah oleh Menteri BUMN, Dahlan Iskan dalam proses perbaikan atau penyempurnaan yang dilakukan di Kupu-Kupu Malam. Apalagi mendapatkan perintah untuk melakukan pembajakan teknologi yang ada di mobil Tucuxi,” tulis Jayan dalam surat elektronik yang diterima Radar Yogya (Grup Padang Ekspres), kemarin (6/1). Jayan menegaskan pihaknya sama sekali tidak memiliki foto, skematik sistem elektronik, blue

print desain, data spesifikasi apapun dari sistem atau teknologi yang digunakan oleh mobil listrik Tuxuci. Mengenai kontak dengan bengkel Kupu-Kupu Malam sebelum mobil yang dikendarai Menteri BUMN kecelakaan di Magetan, Jayan membenarkan itu. Hanya saja, pihak bengkel menghubungi dirinya dan Eka guna minta saran mengenai sistem pendinginan kabin, pendinginan motor, safety dari wiring tegangan tinggi dan juga masalah inverter. Ketika itu, dirinya dan Eka dimintai keterangan pada kapasitas sebagai pendidik yang banyak bergelut di bidang otomotif dan elektronika. Jayan mengaku, berusaha menjelaskan semaksimal mungkin. Menurutnya, berbagi pengetahuan dan teknologi merupakan bagian dari pengabdian yang wajar jika diberikan kepada masyarakat. Termasuk memberikan informasi kepada KupuKupu Malam sebagai industri menengah di DIY. Jayan, beranggapan guna memberikan penjelasan sesuai ilmu yang dimiliki dan tidak pernah terlibat dalam proses penyempurnaan mobil. (jif/abi/jpnn)

Sukses Tanamkan Nilai Keagamaan Sambungan dari hal. 1 Penghargaan diberikan sebagai bentuk apresiasi Kemenag kepada kabupaten dan kota yang berkontribusi mengimplementasikan kegiatan keagamaan di daerah masing-masing. Selain Pessel, penghargaan juga diberikan kepada Wali Kota Padang Fauzi Bahar, Wali Kota Solok Irzal Ilyas, Wali Kota Pariaman Mukhlis Rahman, Bupati Agam Indra Catri, Bupati Tanahdatar Shadiq Pasadigoe dan Bupati Sijunjung. Penghargaan diserahkan Suryadharma Ali dalam rangkaian HUT ke-67 Kementerian Agama.

Program Gemmar Mengaji ini beberapa tahun terakhir semarak digiatkan di Pessel, terutama mengimplementasikan nilai-nilai agama di tengah masyarakat. Pessel sejak beberapa tahun lalu juga menggeber “Gerakan Pandai Tulis Baca Alquran”. Bahkan bagi pasangan yang akan menikah, diwajibkan bisa mengaji. Bupati Pessel Nasrul Abit mengatakan, prestasi ini milik masyarakat Pessel. Ke depan usaha dan kerja keras perlu terus dilakukan, terutama dalam menamankan nilai-nilai keagamaan di tengah kehidupan masyarakat yang kian maju. “Ini awal yang baik di tahun 2013, sebagai

pelecut semangat aparatur untuk terus meningkatkan kinerja. Prestasi ini bukan milik bupati, tetapi milik seluruh lapisan masyarakat,” ujarnya. Kasubag Humas Pemkab Pessel, Wendi yang dihubungi Padang Eksores menyebutkan, penghargaan patut disyukuri segenap lapisan masyarakat. ”Penghargaan ini bukti bahwa program keagamaan yang dilakukan pemerintah daerah dan jajaran Kementerian Agama di Pessel berhasil. Berdasarkan penilaian itu, Pessel mendapatkan apresiasi dari pemerintah pusat, lewat penghargaan yang diterima bupati,” katanya. (yon)

Mendagri: Pemda Boleh Bantu Madrasah Sambungan dari hal. 1 lembaga pendidikan lainnya,” ujar Mendagri Gamawan Fauzi, kemarin. Dia lantas mengatakan ada oknum yang mencoba memperkeruh suasana. Padahal, yang bersangkutan tidak membaca dan memahami surat edaran itu secara detail. Gamawan menjelaskan, pemda boleh membantu madrasah tetapi tidak wajib dan tidak mengikat untuk dilakukan setiap tahun. “Artinya, pemda boleh mengucurkan bantuan asal dana yang diberikan dapat dipertanggungjawabkan. Ini agar dana untuk madrasah yang triliunan bisa sampai dengan benar,” jelas Mendagri. Salah satu pihak yang dengan keras memprotes SE Mendagri itu adalah kalangan ulama dari Jatim. Mendagri mengaku dapat protes keras, padahal yang protes belum membaca utuh SE tersebut. “Masalah ini dilebarkan seolah-olah Mendagri bilang tidak boleh membantu madrasah. Padahal, tidak baca SE itu dengan benar. Bisa jadi ada

kepala daerah yang tidak mau bantu, tapi menyalahkan Mendagri,” imbuhnya. Gamawan meyakini SE yang diterbitkannya tidak ada yang salah. Gamawan juga sempat menyindir pihak yang memprotes SE itu karena hanya mendengar cerita. “Atau sekadar berdalih, supaya tampak atau dianggap peduli pendidikan agama,” tegasnya. Gamawan enggan menjawab ketika ditanya apakah ada kepentingan politis di balik protes terhadap SE itu. “Saya tidak tahu itu. Yang jelas, tidak ada SE saya yang melarang APBD membantu pendidikan agama, termasuk madrasah,” tegasnya lagi. Menag Tetap Protes Sementara itu, saat menghadiri resepsi Hari Amal Bhakti (HAB) ke-67 Kementerian Agama di Padang, kemarin (6/1), Menteri Agama Suryadharma Ali mengimbau kepala daerah dari partai politik (parpol) melakukan koreksi atas beredarnya SE Mendagri yang dianggapnya melarang dana APBD untuk membantu madrasah. ”Mari kita gunakan fraksi kita untuk melakukan peruba-

han aturan yang tidak sesuai itu. Sekali lagi jangan sekularisasikan APBD dan jangan dipisahkan dari agama. Jangan haramkan APBD untuk pendidikan agama,” katanya. Ketua Umum DPP PPP itu memaklumi bila selama ini tugas-tugas keagamaan adalah urusan sentralisasi menjadi alasan APBD dilarang untuk madrasah, tapi ditanggung APBN. “Pertanyaannya, apakah ada anak pusat dan anak daerah? Tentu tidak demikian. Ini penting menjadi perhatian daerah, tidak saja pusat,” ungkapnya. Jika berkaca pada Sumbar, dia justru mengapresiasi langkah kepala daerah di Sumbar yang selama ini memberikan perhatian besar terhadap pendidikan agama dan menyisihkan dana APBD untuk kemajuan pendidikan agama di daerah. ”Dulu anak-anak patuh pada orangtuanya. Dulu masyarakat kita patuh pada pemimpinnya. Kini berubah. Untuk memperbaiki itu, tidak ada kata lain agama. Lalu kalau agama dipisahkan dari APBD, apa jadinya. Kita berharap Sumbar mampu menjadi pelopor,” ingatnya. (jpnn/esg/bis)

Tekanan Darah Sudah Normal, Tidur Nyenyak, Pikiran Tenang Wanita 47 tahun Ny. Efi Lina bernama Efi Lina ini mengaku kena serangan tekanan darah tinggi sejak tiga tahun yang lalu. Gejalanya? “Susah tidur dan jantung berdebar-debar,” jawabnya saat ditemui 25 Februari 2012 lalu. Tentu saja sudah ke sejumlah tempat ibu rumah tangga ini mencari upaya untuk penyembuhan. Walaupu n demikian, “Belum mengatasi keluhan,” ujarnya. Dan sejak dua tahun terakhir, setelah membaca beritanya di koran, penduduk Dusun Kampung Hilir, Desa Bukit Tambun Tulang, Nagari IV Koto Hilir, Kecamatan Batang Kapas, Kabupaten Pesisir Selatan, Provinsi Sumatera Barat, ini rutrin meminum Kedelai Bubuk Instan New Mandala 525 setiap hari. Hasilnya ternyata memuaskan. “Tekanan darah sudah nor-

mal, tidur nyenyak, buang air lancar, dan pikiran mulai tenang,” ungkapnya. Menurut ahli kesehatan, tekanan darah dikatakan tinggi apabila lebih besar atau sama dengan 140/90 mmHg. Sedangkan normalnya adalah 120/80 mmHg. Tekanan tersebut didapat dari perbandingan antara tekanan sistolik dan diastolik. Tekanan sistolik adalah tekanan yang dibuat jantung saat memompa darah ke arteri. Sedangkan tekanan diastolik adalah tekanan pada arteri di saat jantung istirahat di antara dua denyutan. Berdasarkan penyebabnya, hipertensi dibagi dua: hipertensi primer dan hipertensi sekunder. Hipertensi primer atau hipertensi esensial adalah hipertensi yang tidak diketahui penyebabnya. Sekitar 90% penderita hipertensi tergolong jenis ini. Sedangkan hipertensi sekunder adalah hipertensi yang penyebabnya dapat diketahui, antara lain karena kelainan pembuluh

darah ginjal, gangguan kelenjar tiroid (hipertiroid), penyakit kelenjar adrenal, dan lain-lain. Saat ini banyak sekali kedelai bubuk beredar. Namun, New Mandala 525 sangat laku karena manfaatnya nyata dan produknya higienis. Ini ditunjang oleh mulai tumbuhnya kesadaran masyarakat untuk beralih ke bahan nabati dalam memelihara kesehatan. Produk ini bukan obat melainkan minuman kesehatan untuk keluarga. Untuk konsultasi kesehatan, hubungi dokter kami pada jam kerja di telepon bebas pulsa 08001401430 atau di e-mail purwati-s@centrin.net.id. Produk ini bisa didapatkan di apotek dan toko obat terkemuka di kota Anda. Dan untuk informasi penjualan, hubungi distributor kami untuk Provinsi Sumatera Barat di 0751-7854443. (Advertorial)


SOCIETY PLN SUMBAR

8

SENIN 7 JANUARI 2013

PLN Salurkan CSR Rp1,8 Miliar Wujud Peduli Lingkungan PROGRAM Corporate Social Responsibility (CSR) adalah program wajib BUMN dalam meningkatkan kualitas lingkungannya. PLN sebagai salah satu BUMN turut aktif dalam pelaksanaan program

ini. Di Sumbar sendiri, terdapat beberapa unit PLN. Yaitu PLN Wilayah Sumbar, PLN P3B Sumatera, PLN Sektor Bukittinggi dan PLN Sektor Pembangkitan Ombilin. Setiap unit ini melaksanakan kegiatan CSR yang dikelola unit masing-masing, namun tetap berkoordinasi agar terjadi keseimbangan pemberian bantuan Kepada masyarakat Sumbar.

BANTUAN PLN: TPS Bank Sampah Singkarak yang merupakan bantuan PLN Sektor Bukittinggi.

Keseluruhan program ini pun akan dilaporkan dengan berhulu kepada PLN Pusat. PLN Wilayah Sumbar memberi tema ”PLN Mamangku Nan Ketek, Mambimbiang Nan Gadang” untuk program CSR yang mencakup pembangunan perpustakaan, pelatihan keterampilan, pemberian beasiswa dan partisipasi kebersihan lingkungan melalui bantuan tong sampah di taman-taman kota dan sepanjang pantai sebagai obyek wisata. Dalam hal ini, PLN Wilayah Sumbar bekerja sama dengan dinas/instansi terkait. Yaitu pemda, Diskoperindag, Dinas Pendidikan dan Bapedalda. Total biaya yang disalurkan PLN Wilayah Sumbar sepanjang 2012 sebesar Rp421.762.700. PLN Sektor Pembangkitan Ombilin juga memberi tema untuk rangkaian kegiatan CSR yaitu ”Abu, si Limbah Pendatang Berkah atau Bencana”. Melalui program ini, PLTU Ombilin mengajak masyarakat untuk memanfaatkan fly ash/bottom ash untuk dijadikan bahan pencampur paving block dan hollowbrick. Dengan demikian, abu yang awalnya dianggap sebagai limbah pembawa bencana dapat dimanfaatkan dengan baik sehingga menjadi berkah. Yaitu adanya sumber pendapatan baru melalui usaha

pembuatan paving block. PLTU Ombilin mendapat dukungan dari Pemko Sawahlunto dan Pemprov Sumbar untuk pemasaran produk paving block dan hollowbrick ini. Untuk melaksanakan kegiatan ini, dilakukan pembinaan dan pelatihan terlebih dahulu. Total biaya yang disalurkan PLN Sektor Pembangkitan Ombilin sepanjang 2012 sebesar Rp 130.500.000. PLN Sektor Bukittinggi melakukan berbagai jenis realisasi bantuan. Di antaranya bantuan bencana longsor, bak sampah, pendidikan, dukungan kegiatan olahraga, perbaikan gizi, sungai bersih, perawatan bibit tanaman, becak motor, sedimentasi di Maninjau dan restocking di Singkarak. Bantuan yang disalurkan PLN Sektor Bukittinggi ini banyak berfokus untuk lingkungan masyarakat di sekitar Danau Maninjau dan Singkarak. Melalui pemberian bantuan ini, PLN berharap ada hubungan baik antara PLN dengan masyarakat di sekitar danau, sehingga tidak ada kesan bahwa pemanfaatan danau hanya demi keuntungan PLN karena sesungguhnya pemanfaatan air danau pun untuk pembangkit listrik yang tentunya merupakan kebutuhan masyarakat juga. Total biaya

yang disalurkan PLN Sektor Bukittinggi sepanjang 2012 sebesar Rp 633.784.750. PLN P3BS melakukan dua kegiatan di Sumbar, yaitu program unggulan pupuk dan jamur tiram di Kanagarian Tanjung Alam Tanahdatar dan program unggulan penghijauan di Tahura Bung Hatta. Kedua kegiatan yang cukup besar ini menghabiskan biaya Rp 652.575.000. Total bantuan CSR yang disalurkan PLN untuk Sumbar sebesar Rp 1.838.622.450. Dengan dana hampir Rp2 miliar ini, PLN berharap kualitas lingkungan menjadi semakin baik. Keseluruhan kegiatan ini dilakukan PLN sebagai wujud kepedulian terhadap lingkungan sekitar. PLN berharap masyarakat juga terus memberi dukungan kepada PLN dalam menjalankan program-programnya. Dukungan yang diberikan tersebut bisa dilakukan melalui berbagai kegiatan. Misalnya turut membantu menjaga aset-aset PLN di sekitar, membantu merawat bentuk-bentuk fisik dari bantuan yang sudah disalurkan, berpartisipasi dalam program hemat listrik, membayar listrik tepat waktu dan menjauhi tindakan penggunaan listrik secara ilegal. Dengan demikian, bisnis kelistrikan membaik, kesejahteraan lingkungan juga semakin tinggi. (*)

BERI PELATIHAN: Pelatihan paving block dan hollowbrick oleh PLN Sektor Ombilin.

BERSIHKAN SUNGAI: PLN Sektor Bukittinggi melakukan program sungai bersih PLTA Batang Agam

BANTU PETANI: CSR PLN P3BS Program Unggulan Pupuk dan Jamur Tiram di Tanahdatar.

BANK SAMPAH: PLN Sektor Bukittinggi menyerahkan mobiler bank sampah PLTA Singkarak.


HUJAN RINGAN

7 Januari 2013

SUMBER BMKG

TATA KOTA Drainase Alai-Bypass Belum Tuntas Alai, Padek—Pengerjaan drainase Alai-Bypass belum tuntas. Bahan material bangunan tampak menumpuk di sepanjang lokasi pengerjaan di kawasan Ampang, Kuranji. Kondisi itu menimbulkan kemacetan di jalan yang akan dijadikan jalur evakuasi tsunami itu, terutama pada pagi dan sore hari. Pantauan Padang Ekspres, Sabtu (5/1), terlihat banyak material bangunan yang ditumpuk di bahu jalan, tapi tidak tampak kontraktor mengerjakan proyek itu seperti biasanya. Ada juga drainase yang belum ditutup atau dicor sehingga rawan kecelakaan pada malam hari. Dekat poyek itu, banyak pula terdapat jalan berlubang. Baca

Produksi Padi Merosot

PRAKIRAAN CUACA KOTA PADANG

Suhu: 21 - 31 °C Kelembaban: 63 - 93 % Kecepatan Angin: 15 (km/jam) Arah Angin : Barat

Drainase...Hal 10

KESEHATAN

Sumber:Info kesehatan

Hama Tikus Serang Puluhan Hektare Sawah

DISERANG HAMA: Seorang petani memperlihatkan sawahnya yang mulai diserang hama tikus di Kampung Parupuak, Kelurahan Kalumbuk, kemarin.

Kuranji, Padek—Puluhan hektare sawah di Kecamatan Kuranji dan Nanggalo terserang hama tikus. Kondisi itu dikhawatirkan menyebabkan hasil pertanian warga di kedua kedua kecamatan merosot. Pantauan Padang Ekspres, kemarin, sejumlah sawah di Kampung Parupuak, Kelurahan

Lubukkilangan, Padek—Baru usai menjalani masa hukuman di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Muaro II A Padang, Chandra, warga Bukikpaka, Padangbesi, harus berurusan dengan polisi. Ia kembali ditangkap Polsek Lubukkilangan karena tersangkut kasus tindak pidana pencurian motor. Chandra diringkus saat berada di rumah orangtuanya di Bukikpaka, kemarin, sekitar pukul 12.45. Polisi menyita motor Jupiter MX BA 2129 BP yang diduga hasil curian. Chandra kini telah mendekam di sel tahanan Mapolresta Padang. Baca

Kanker Serviks Hantui Kaum Perempuan

Baru...Hal 10

Kalumbuk Kecamatan Kuranji dan Gurunlaweh Kecamatan Nanggalo terlihat meranggas diserang hama tikus. “Sejak tikus mewabah di selokan dan semak-semak, padi kami kurus-kurus. Padahal selokanselokan sudah dibersihkan, tapi tikus tetap saja banyak,� kata petani Kampung Parupuak, Zulkasi, 66, kepada Padang Ekspres, kemarin. Zulkasi memprediksi hasil panen tahun ini bakal gagal. Kondisi itu diperparah dengan keringnya saluran irigasi. Baca

Produksi...Hal 10

ARDI/PADEK

Baru Keluar LP, Pelaku Curanmor Diringkus

Grafis: Eko

GEMAR MAGRIB MENGAJI

SY.RIDWAN/PADEK

Menteri Agama Suryadharma Ali menyematkan pin kepada Wako Padang Fauzi Bahar saat peringatan Hari Amal Bhakti Kementerian Agama, di Hotel Pangeran Beach, kemarin. Wako Padang, salah satu kepala daerah berperan mendorong Gemar Magrib Mengaji.

Pedagang Protes Pasar Inpres II Terbengkalai

Permindo, Padek—Kanker mulut rahim (serviks), salah satu masalah kesehatan yang dihadapi kaum perempuan di Indonesia, dengan angka kematian cukup tinggi. Kanker mulut rahim menempati posisi kedua terbanyak setelah kanker payudara yang dialami perempuan. “Terdata dari 1.717 kasus kanker, 76,2 persennya kasus kanker serviks. Peningkatannya setiap tahun mencapai 34,4 persen. Dari jumlah itu 60-70 persen masuk kategori stadium lanjut. Artinya tingkat kesembuhan rendah dan berisiko meninggal tinggi,� kata dokter spesialis obstetri dan ginekologi, Aladin saat seminar kanker serviks dan payudara yang digagas oleh LSM Reaksi di Hotel Rocky Plasa, kemarin (6/ 1). Baca

9

DIAMANKAN: Chandra, pelaku curanmor saat di Mapolresta Padang, kemarin.

Kanker...Hal 10

Pasar Raya, Padek—Belum jelasnya kelanjutan pembangunan Pasar Inpres II, III, dan IV membuat sejumlah pedagang yang tergabung dalam Kesatuan Pedagang Pasar (KPP) Padang kecewa. Para pedagang meminta kepastian sampai kapan menempati kios penampungan yang kondisinya jauh dari layak. Pantauan Padang Ekspres, pembangunan konstruksi Pasar Inpres telah

selesai dilakukan hingga lantai empat. Namun, pembangunan kios dan petak dagangan belum dibangun. “Seharusnya pembangunan Pasar Inpres II, III, dan IV tidak terhenti seperti ini. Padahal, wali kota telah bejanji membangun pasar jika telah ada dana,� kata Wakil Ketua KPP Padang, Asril Manan didampingi Sekretaris Irwan Sofyan, Ketua Forum Peternak dan

Pedagang Ayam, Irsal, akhir pekan lalu. Asril mengatakan, pembangunan Pasar Inpres telah disepakati melalui kelompok kerja (pokja) terdiri dari pedagang. Salah satu yang menjadi janji wali kota saat itu, akan merobohkan bangunan Pasar Inpres setelah ada kepastian dana untuk pembangunan kembali. Baca

Pedagang...Hal 10

Kita juga telah melaporkan masalah ini ke Komnas HAM. Intinya PBHI akan terus memperjuangkan sekitar 1.500 pedagang yang memberikan kuasa hukum pada PBHI.

Samiratul Fuad

IST

CMYK

PAGI HINGGA MALAM

CMYK

METROPOLIS

SENIN „ 7 JANUARI 2013


Korban Gempa Tunggu Dana Tahap IV

Jamaah LDII Dambakan Pemimpin Peduli Umat

Pancing Mania, Bangun Masjid Ampang, Padek—Sebanyak 303 peserta mengikuti pancing mania ikan air deras yang diadakan pengurus Masjid Al-Jamaah Parakjambu Kelurahan Ampang, kemarin. Kegiatan yang dibuka Wakil Wali Kota Padang Mahyeldi Ansharullah ini bertujuan untuk pengumpulan dana pembangunan masjid. “Bila sungai bersih, penyakit akan dapat terhindari. Maka perlu dilestarikan dengan budi daya ikan,” terang Wawako Padang Mahyeldi Ansharullah. Mahyeldi mengatakan tiap kelurahan atau tiap masjid dibantu 20 ribu bibit ikan diperuntukkan bagi pengurus masjid mau membudidayakannya. Selain manfaatnya untuk pembangunan masjid, juga membantu ekonomi warga. “Saya bangga dengan pengurus masjid ini. Dalam waktu dua bulan empat hari bisa bangun masjid sebagus ini,” terangnya. Ketua Pelaksana Iskandar menambahkan insert yang ditetapkan bagi pemancing Rp35 ribu per orang. Dana untuk pembangunan masjid terkumpul Rp 10.700.000. (mg20)

Drainase Alai-Bypass... “Kami berharap jalan ini cepat selesai, agar tidak macet dan tidak berdebu lagi,” kata Marni, 36, warga Ampang yang tinggal dekat proyek tersebut. Hal senada diungkapkan Andro, 24, warga Alai, berharap material di pinggir jalan segera dibersihkan, agar tidak mengganggu pengguna jalan. Kepala Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air (PSDA) Sumbar, Ali Musri mengatakan, tidak adanya pengerjaan drainase tersebut karena kontraktor sedang libur. “Mereka sekarang lagi libur. Mungkin beberapa hari ke depan dilanjutkan,” katanya. Rp 10,5 M untuk Drainase Pemprov Sumbar mengalokasikan dana Rp 10,5 miliar pada tahun 2013 untuk pembenahan sejumlah saluran irigasi dan drainase primer di Padang. Sementara Dinas Pekerjaan Umum Padang hanya menganggarkan Rp 1 miliar untuk perbaikan drainase sekunder. “Dana Rp 10,5 milliar itu untuk pembenahan dan per-

Jalan Kompleks Indovilla Diperbaiki Pampangan, Padek—Warga RT 1, 2, dan 3 RW X Kompleks Perumahan Indovilla, Pulauaia Nan XX, Paraklaweh, Kecamatan Lubukbegalung kini bisa bernapas lega. Selama 15 tahun warga menanti perbaikan jalan, akhirnya mulai terwujud. Setelah tahap I sepanjang 400 meter, tahun ini akan dilakukan pengerjaan tahap II sepanjang 600-800 meter. “Jalan yang telah lama kami harapkan mulai terwujud. Kami menargetkan per-

baikan drainase primer. Drainase primer tersebut, drainase di kawasan sentral keramaian. Salah satu contohnya, di kawasan Jati,” kata Kabid Drainase Dinas Pekerjaan Umum Padang, Herman, kepada Padang Ekspres, kemarin (4/1). Untuk perbaikan drainase sekunder hanya berukuran 1 meter. Seperti drainase di perumahan Lubuk Gading Permai di Lubukbuaya dan drainase di Jalan Kampung Nias. “Untuk pengerjaannya, pada Februari akan dilakukan tender untuk pengerjaan. Diusahakan, awal Maret pengerjaan perbaikan akan bisa dimulai,” harap Herman. Untuk saluran irigasi dialokasikan Rp 1 miliar untuk perbaikan irigasi di Nanggalo, Limaumanih, Gunungpangilun, Guo Kuranji, Kampung Lalang, Kototuo dan sejumlah kawasan lainnya. “Untuk pengerjaannya belum bisa dipastikan. Namun pengerjaannya akan dilakaukan sesegera mungkin,” harapnya. Basri, 35, warga Kampung Guo menyambut antusias rencana perbaikan saluran irigasi yang menjadi sumber air lahan pertaniannya. (cr3/w)

baikan jalan tersebut dilaksanakan tiga tahap,” kata Ketua RT 1 RW X Kompleks Perumahan Indovilla, Pampangan, Syamsi kepada Padang Ekspres usai pertemuan dengan anggota DPRD Padang daerah pemilihan (dapil) V (Lubukbegalung-Lubukkilangan), Irwan Fikri, akhir pekan lalu. Syamsi menceritakan sudah 15 tahun warga telah mengajukan proposal perbaikan jalan ke Pemko, baru tahun 2012 direspons.

Kini, tinggal pelaksanaan perbaikan infrastruktur jalan tahap II. “Diperkirakan perbaikan jalan ini sepanjang 800 meter. Perbaikan jalan ini dapat meminimalisir genangan air di kompleks itu,” ucapnya. Anggota DPRD Padang dari Partai Persatuan Pembangunan, Irwan Fikri mengatakan, perbaikan jalan dilakukan tiga tahap. Tahap ketiga sepanjang 200 meter lagi diperkirakan tahun depan. (ek)

Atasi Balapan Liar, Satlantas Siram Jalan Samudera, Padek—Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Padang membuat formula baru untuk mengantisipasi balapan liar di jalan raya. Salah satunya menyirami arena balapan dengan air oleh mobil pemadam kebakaran. “Dengan menyiramkan air ini, jalan menjadi licin dan sulit

ARDI/PADEK

Sambungan dari hal. 9

SY RIDWAN/PADEK

JALAN LINGKUNGAN: Jalan Kompleks Perumahan Indovilla yang berkerikil dan tanah serta belum diaspal. Tahun ini, jalan itu akan diperbaiki.

dilewati apalagi dengan kecepatan tinggi. Tahap awal dilakukan di Jalan Samudera. Rencananya, setiap malam Minggu disiram air Jalan Samudera, Khatib Sulaiman, dan Bypass depan terminal Aiapacah,” ujar Kasat Lantas Polresta Padang, Kompol Andiyatna, Sabtu (5/1).

Untuk penyaluran hobi balapan, Andiyatna mengakui harus wadah untuk mereka. “Mungkin saja kami akan melakukan koordinasi dengan TNI AU, menggunakan bandara Tabing lama menjadi sirkuit balap motor maupun mobil setiap malam Minggu,” kata Andiyatna. (kid)

Produksi Padi Merosot Sambungan dari hal. 9 “Jika tak segera diantisipasi, tentu kami sebagai petani akan terasa dampak risikonya,” ucap Zulkasi. “Hasil sawah saya akan berkurang tahun ini dibanding tahun lalu. Sudah separuh (sawah) diserang tikus,” keluh Ujang, 51, petani lainnya. Ketua Kelompok Tani Gu-

runlaweh, Nanggalo, Zainal, 63, mengatakan, hama tikus telah melanda sejak musim tanam hingga memasuki musim panen ini. “Hama tikus cepat berkembangnya. Dampaknya usaha pertanian menjadi tidak optimal di tahun ini,” ujar warga RT 3 RW 2 Gurunlaweh itu. Tikus juga menyerang tanaman lainnya seperti ubi kayu, ubi jalar dan lainnya.

Menyikapi itu, Kepala Dinas Pertanian Peternakan Perkebunan dan Kehutanan Padang, Heryanto Rustam mengatakan segera meninjau kondisi lahan pertanian itu. Data Dispernakbunhut, lahan produktif hanya sekitar 6.680 hektare yang tersebar di Kecamatan Kototangah, Kuranji, Lubukkilangan, Pauh dan Lubukbegalung. (mg20)

Kanker Serviks Hantui Kaum... Sambungan dari hal. 9 Aladin menjelaskan, tanda-tanda mengalami gejala kanker serviks adalah nyeri panggul atau perdarahan di alat vital wanita. Faktor risiko kanker serviks ini, menikah sebelum usia 20 tahun, higiene dan sanitasi buruk, mitra seksual multiple, terpapar infeksi menular seksual (IMS), merokok, dan defisiensi vitamin A, C, dan E. “Penyebabnya manifestasi dari usia belasan dan 20-an tahun. Biasanya akan terasa atau diketahui pada usia 30-an. Ini

disebabkan rendahnya pengetahuan dan kesadaran wanita itu sendiri. Jika dibiarkan, sel-sel normal di serviks berubah menjadi sel kanker,” kata pria yang juga dokter di RSIA Pariaman dan RSIA Rizki Bunda. Aladin mengatakan, dokter dapat mendeteksi sel-sel abnormal dengan melakukan tes pap smear, tes yang melibatkan pemeriksaan mikroskopik dari sel-sel yang dikumpulkan dari leher rahim. “Dengan pap smear secara teratur dan pemeriksaan serviks dapat menemukan dan mengobati sel berubah sebelum menjadi kanker,” ujar Aladin.

Untuk mengurangi risiko kanker serviks, kata Aladin, perlu menunda hubungan seksual sampai usia 18 tahun atau lebih. “Pastikan Anda dan pasangan sudah dites untuk infeksi menular seksual (IMS). Jangan berganti-ganti pasangan, selalu gunakan kondom lateks untuk melindungi terhadap IMS, tapi perlu diingat kondom tidak 100 persen efektif dan hindari merokok,” sarannya. Ketua LSM Reaksi, Jondrizal mengatakan akan terus menyosialisasikan hidup sehat di kalangan generasi muda, terutama bebas dari kanker serviks ini. (ek)

Pedagang Protes Pasar Inpres II... Sambungan dari hal. 9 “Tapi nyatanya tidak terealisasi,” ujarnya. Kekecewaan juga disampaikan Irsal. “Selain banyak yang tidak berdagang lagi, omzet pedagang turun drastis,” akunya. Selain kecewa dengan ketidakjelasan pembangunan Pasar Inpres II-IV, KPP Padang juga mengkritik Pusat Bantuan Hukum dan HAM Indonesia (PBHI) Sumbar. “Seharusnya PBHI yang telah menerima kuasa hukum, terus memperjuangkan hak pedagang untuk

mendapatkan kembali kios mereka. Pedagang hanya ingin berdagang dengan aman dan nyaman. Berdagang di kios penampungan seperti pedagang kaki lima saja,” ujar Asril. Kepala Dinas Pasar Padang, Tasril Tasar mengakui pengerjaan tahun 2013 belum ada kepastian karena tidak ada dana. “Baru pengajuan proposal ke Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) yang bisa kita upayakan,” ujarnya. Tasril menambahkan, pembangunan Pasar Inpres IIIV yang mencapai 40 persen, telah menelan biaya Rp 64 miliar. Sisanya, dibutuhkan

dana sekitar Rp 150 miliar lagi. “Kita meminta pedagang tetap bersabar. Untuk mengantisipasi konflik, Dinas Pasar akan berusaha memanfaatkan lahan dan mengintensifkan sosialisasi,” ucapnya. Menanggapi kritikan KPP, Ketua Majelis Anggota Wilayah PBHI Sumbar, Samiratul Fuad menjelaskan, PBHI telah melakukan berbagai upaya hukum dengan melaporkan masalah ini ke Komnas HAM. “Intinya, PBHI akan terus memperjuangkan sekitar 1.500 pedagang yang memberikan kuasa hukum pada PBHI,” ujarnya. (ek)

Kuranji, Padek—Meski dana gempa 2009 tahap IV mulai dicairkan, namun sebagian warga yang sudah terdata belum juga memperolehnya di Gunungsarik, Kecamatan Kuranji. Pantauan Padang Ekspres kemarin (6/1), warga Gunungsarik terus berharap tim pendamping masyarakat (TPM) memperjuangkan hak mereka mendapatkan dana gempa. “Kenapa kami hingga kini belum menerimanya,” kata Asmi, 48, korban gempa, kepada Padang Ekspres. Meski telah didata sejak awal pendataan, hingga kini Asmi belum juga mendapatkan dana perbaikan rumah. Lastri, 39, warga lainnya, sangat berharap bisa mendapatkan dana bantuan gempa agar bisa memperbaiki rumahnya. Hingga kini, Lastri masih terpaksa menumpang di rumah saudaranya. Berbeda dengan Kelurahan Aiadingin, Kecamatan Kototangah, telah menerima dana gempa tahap IV sebesar 50

persen pada Jumat (4/1). “Kami sudah menerima bantuan gempa tahap IV 50 persen pertama beberapa hari lalu,” ungkap Herman, 63. Ketua Penanggung Jawab Operasional Kegiatan (PJOK) Dana Gempa 2009, Asnul Zainal Abidin, mengatakan, hampir seluruh kelurahan melalui tim pendamping masyarakat telah menyelesaikan administrasi di PJOK Padang. “Hanya tinggal beberapa kelurahan yang masih mengurus dan belum selesai. Di antaranya ada yang akan mencairkan mencapai 85 persen. Dalam minggu ini kemungkinan seluruh dana gempa akan cair,” ungkapnya. Ia mengimbau masyarakat yang belum mendapatkan dana bersabar karena sedang pengurusan kelengkapan administrasi. Bagi yang sudah mendapatkan dana gempa, diminta mempercepat proses pembangunan dan memberikan laporan pada PJOK agar dana 50 persen selanjutnya bisa dicairkan. Wakil Ketua DPRD Padang, Budiman berharap dilakukan evaluasi terhadap seluruh pencairan dana gempa menyusul banyaknya indikasi ketimpangan dalam pembagian dana gempa. (mg18/cr1)

Atasi Lahan, Pemko Gandeng BPKP Kuranji, Padek—Pemko Padang melalui tim konsolidasi menggandeng Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) dalam menyelesaikan persoalan ganti rugi lahan yang menyebabkan banyaknya proyek infrastruktur di Padang terbengkalai. “Untuk melakukan ganti rugi perlu kejelasan agar tak menimbulkan masalah baru. Karena itu, perlu masukan BPKP,” kata Asisten I Setko Padang Yosefriawan kepada Padang Ekspres, kemarin (6/ 1). Yosefriawan mengatakan sudah menyurati BPKP, tapi belum ada balasan. “Kami berharap dalam waktu dekat ada jawaban agar persoalan lahan teratasi. Jika ganti rugi diperbolehkan, tentu akan segera dibentuk tim independen, dan bisa dibaut semacam perjanjian dengan masyarakat,” ujarnya seraya mengatakan 82 persil di proyek dua jalur Bypass lagi yang bermasalah. Syafrizal, warga Kuranji, mengingatkan Pemko jangan mengganggap remeh masalah konsolidasi tanah Bypass. “Tanah kaum saya, Guci di dekat simpang Duriantaruang seluas 1,7 hektare tidak bisa kami kuasai. Tanah itu sekarang telah ditempati sembilan pemilik sertifikat konsolidasi. Padahal, kami memiliki bukti

Yosefriawan Asisten I Setko Padang pemilikan tanah itu, yaitu keputusan Pengadian Negeri Padang Nomor 128 Tahun 1935. Diperkuat keputusan Pengadilan Tinggi Sumbar tertanggal 20 Maret 2000 tentang ketetapan hukum tanah tersebut. Ini buktinya Pemko telah melanggar keputusan tersebut,” kata Syafrizal. “Ini bukti surat rekomendasi Pemko ke Badan Pertanahan Nasional (BPN) Padang untuk menerbitkan sertifikat atas nama kakak saya, Syahrul. Tapi sampai saat ini, tidak ada kaum saya yang menerima sertifikat,” tambahnya. Ketua LSM Kuranji Peduli, Jafrizal mengatakan, tim konsolidasi harus mengurai masalah ini dengan transparan. “Ada kekhawatiran masyarakat, Pemko hanya memberikan janji belaka,” kata Jafrizal. (ek)

Baru Keluar LP, Pelaku... Sambungan dari hal. 9 “Pelaku ditangkap berdasar pengembangan dan penyelidikan atas laporan dari seorang warga yang kehilangan motor Jupiter MX BA 2129 BP di halaman SD Theresia di Jalan Bundo Kanduang sebulan lalu,” kata Kapolresta Padang, Kombes Pol M Seno Putro, kemarin. Chandra ditangkap berdasarkan keterangan korban saat melapor kehilangan motor ke Polresta. “Atas keterangan itu, kami pun menyebarkan informasi ke seluruh jajaran Polsek. Setelah sebulan melakukan pen-

carian, baru berhasil ditangkap tadi (kemarin, red),” ujarnya. Sayangnya, saat penggerebekan, teman tersangka yang diketahui bernama Edo, berhasil meloloskan diri. “Jajaran Reskrim telah memburu tersangka yang buron itu. Nanti terungkap berapa kali tersangka telah beraksi, di mana saja, serta ke mana saja motor curian dijual,” kata Seno. Kepada Padang Ekspres, tersangka Chandra mengaku baru sekali ini mencuri motor bersama temannya Edo. “Rencananya, motor curian ini akan saya jual untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari,” dalih Chandra. (kid)

CMYK

Bundokanduang, Padek—Ikatan Keluarga Pecinta Siaran Minang (IKPSM) merayakan ulang tahun ke-7 tahun berdirinya komunitas ini, di cafe Mayot Pondok Bakso Tenis Jalan Bundo Kanduang 20, kemarin (6/1). Perayaan ulang tahun yang berlangsung meriah itu bertujuan mempererat silaturahmi sesama anggota. “Dari wadah ini, saya berharap lagu Minang ini bisa kembali menjadi tuan rumah di negeri sendiri, karena lagu Minang telah tenggelam oleh kemajuan zaman,” ungkap Ketua IKPSM, Idham, kepada wartawan, kemarin. Ketua IKPSM yang memiliki nama udara Irja ini berharap para generasi muda mampu mengerti dengan kebudayaan Minang indah. “Kalau ditanya tentang kebudayaan Minang, para generasi muda harus tahu bagaimana adat Minang tersebut,” katanya. Mak Uwan Abak, anggota yang juga menjadi penyiar di acara yang mengudara setiap Senin pukul 22.00 sampai 00.00 tersebut mengatakan, anggota bisa saling berbagi informasi yang penting di saat mengudara. “Tidak hanya untuk ajang hiburan semata mendengarkan lagu Minang, namun dengarkan, dan pahami liriknya, maka itu akan lebih bermanfaat,” harap Abak yang juga salah seorang staf humas di RSUP M Djamil ini. (cr2)

MEMANCING: Wawako Padang Mahyeldi Ansharullah berpartisipasi mengikuti mancing mania di Parakjambu Kelurahan Ampang.

SENIN 7 JANUARI 2013

Percepat Lengkapi Administrasi

LINTAS METRO HUT, IKPSM Jalin Silaturahmi

Kototangah, Padek—Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Ikurkoto Kotopanjang, berharap pemimpin Kota Padang ke depan seorang pemimpin yang mau berkorban untuk umat dan bukan pemimpin otoriter yang tidak peduli pada umat beragama. “Saat ini LDII memiliki program untuk meningkatkan keimanan masyarakat. Program yang dijalankan ini jelas, program yang menanamkan kesadaran pada generasi muda tentang pentingnya agama sejak usia dini,” kata Ketua LDII Padang, Bastari Badal, saat silaturahmi dengan Ketua Golkar Padang, Wahyu Iramana Putra yang dihadiri 500 jamaah LDII Ikurkoto, di Masjid Miftahul Huda Kotopanjang, kemarin (6/1). Wahyu mengatakan dengan program ini, generasi muda memiliki kepahaman tentang agama yang dapat meningkatkan budi pekerti luhur, dan dapat meningkatkan kemandirian generasi muda itu sendiri. “Untuk meningkatkan siar Islam, LDII juga memperbanyak kegiatan majelis taklim,” jelasnya. Sementara, Ketua DPD Golkar Padang, Wahyu Iramana Putra mengatakan LDII, basis suara terbesar yang dapat menjalankan roda perpolitikan Partai Golkar. LDII ini telah bekerja sama sejak Pemilu tahun 1971 lalu. “ LDII, salah satu embrio pembentukan Partai Golkar, yang waktu itu tergabung dalam Sekretaris Bersama (Sekber) Partai Golkar,” Wahyu Iramana. Partai Golkar merupakan partai yang terbuka untuk umat. “Untuk itu sesama Islam adalah saudara dan harus saling memperkuat satu dengan lainnya,” kata Wahyu. (kid)

CMYK

METROPOLIS

10


SENIN „ 7 JANUARI 2013

HUT DHARMASRAYA

Di Usia Sembilan Tahun, Kabupaten Dharmasraya Makin Berkembang Akan Miliki Gedung DPRD dan Sport Centre Termegah di Sumbar HARI ini Senin 7 Januari 2013, Kabupaten Dharmasraya tepat berumur sembilan tahun, artinya sudah sembilan tahun pula lamanya Kabupaten yang dikenal dengan istilah Ranah Catie Nan Tigo tersebut resmi lepas dari Kabupaten induk Sawahlunto Sijunjung. Jika dipandang dari usia, usia sembilan tahun merupakan usia yang masih sangat muda , jika di ibaratkan dalam pendidikan, usia sembillan tahun masih duduk dibangku kelas dua atau kelas tiga sekolah Dasar. Namun jika di pandang dari usia sembilan tahun bagi Kabupaten Dharmasraya, Dharmasraya makin memperlihatkan warnanya, memperlihatkan coraknya termasuk karakternya sebagai Kabupaten yang tidak kalah dengan Kabupaten lain. Diusia sembilan tahun, pembangunan makin berjalan dan berkembang dengan sangat pesat, berbagai perobahan, capaian pembangunan sudah dirasakan masyarakat seperti sarana jalan dan jembatan, sehingga tidak ada lagi jalan Jorong yang tidak bisa dilewati. Masyarakat hidup aman, damai dan tenram, suasana terasa sangat kondusif . Berbagai prestasi baik tingkat Provinsi maupun Nasional berhasil di raih. Dipimpin oleh Bupati H Adi Gunawan tokoh muda yang energik, cerdas, ulet ,mempunyai pemikiran jauh kedepan dalam upaya lebih memajukan Dharmasraya, Adi Gunawan yang berpasangan dengan Wakil Bupati H Syafruddin R, terus berkiprah dan melangkah demi kemajuan Dharmasraya. Berkat hubungan yang baik dan lobi-lobinya ke Pemerintah Pusat bersama dengan Kepala Dinas Pekerjaan Umum H Maisul , berhasil menggaet dana Pusat ke Kabupaten Dharmasraya yang digunakan untuk pem-

bangunan infrastruktur seperti contoh pembangunan kantor Badan Perencanaan Pembangunan daerah (Bapeda) dengan konstruksi lantai tiga, dan menelan alokasi dana sebesar Rp5,8 miliar yang berasal dari Dana Alokasi Khusus (DAK) . Menurut Bupati Dharmasraya H Adi Gunawan didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) H Maisul , disamping itu pembangunan gedung DPRD Dharmasraya yang berada di Gunung Medan, diprediksikan merupakan gedung DPRD termegah di Sumbar tersebut akan tuntas pada bulan Juni tahun 2013. Dengan demikian gedung tersebut akan bisa digunakan untuk pembahasan perobahan anggaran tahun 2013 . Gedung yang dibangun mulai tahun 2011 yang lalu, dengan kontrak Rp44,3 miliar memakai kontrak tahun jamak. Disamping itu pembangunan rumah Dinas Bupati juga diprediksikan siap tahun 2013 dengan alokasi dana sekitar Rp4,5 miliar yang berasal dari APBD Dharmasraya direncanakan awal tahun 2014 rumah tersebut selesai dikerjakan dan sudah bisa digunakan sebagai rumah dinas Bupati Dharmasraya. Dan di tahun 2012 pembanunan gedung promosi yang

berlokasi di Koto Padang selesai dikerjakan dengan dana DAK sebesar Rp2,8 miliar dan dilanjutkan di tahun 2013 untuk finishing dengan alokasi dana dari APBD sebesar Rp200 juta. Masih ditahun 2012 juga dilaksanakan pembangunan tiga Kantor Camat, masing-masing Kantor Camat Padang Laweh, Kantor Camat Koto Salak dan Kantor Camat Tiumang dengan alokasi sebesar Rp3,6 miliar yang berasal dari APBN. Khusus Kantor Camat Padang Laweh dan Tiumang sudah rampung seratus persen, sementara Kantor Camat Tiumang dalam posisi 70 persen dan dilanjutkan tahun 2013 alokasi dana Rp400 juta. Sedangkan pembangunan dua unit Gedung GPU yang berlokasi masing-masing di Kecamatan Koto Besar dan Kecamatan Timpeh dengan alokasi dana sebesar Rp2,5 miliar dari APBN. Khusus gedung GPU Koto Besar sudah rampung seratus persen, sementara Kecamatan Timpeh sudah berada pada posisi 70 persen dan dilanjutkan tahun 2013 dengan dana sekitar Rp350 juta yang berasal dari APBD. Ditahun 2012 yang lalu juga dilakukan pembangunan beberapa jaringan irigasi dengan alokasi Rp1,5 miliar dengan sumber

dana DAK dengan delapan buah derai irigasi dan seluruh pembangunan selesai dilaksankan dan tahun 2013 akan ada lagi pembangunan jaringan irigasi baru. Dinas PU Siap Sukseskan TdS 2013 dan Porprov 2014 Menurut Kepala Dinas PU H Maisul, ditunjuknya Dharmasraya sebagai salah satu Kabupaten yang turut melaksanakan iven TdS tahun 2013 untuk satu etape, Kabupaten Dharmasraya melalui Dinas Pekerjaan Umum sudah melakukan berbagai persiapan. Diantaranya dengan melakukan perbaikan jalan sepajang kurang lebih 50 kilometer. Januari 2013 akan dilakukan persiapan tender, dengan alokasi dana sebesar Rp50 miliar yang berasal dari DAK Rp15 miliar, APBN Rp10 miliar dan sisanya berasal dari dana APBD Dharmasraya. "Direncanakan Tds akan untuk Kabupaten Dharmasraya akan star di halaman Kantor Bupati Dharmasraya yang terletak di Kecamatan Pulau Punjung-Sikabau-Pulau Mainan-Sei Rumbai- Koto Besar- Koto Baru dan finish kembali di Kantor Bupati dengan jarak tempuh kurang lebih 100 kilometer," jelasnya.

Disamping menghadapi Porprov tahun 2014 di mana Kabupaten Dharmasraya selaku tuan rumah, juga sudah dilakukan berbagai persiapan diantaranya pembangunan Sport Centre (SC) yang berlokasi di Koto Padang, diperkirakan SC akan siap bulan Januari 2014 mendatang. "Dengan siapnya SC tersebut akan menjadi kantor termegah di Sumbar, sehingga bisa digunakan untuk iven bertaraf internasional. Disamping itu Pemprov Sumbar juga akan ikut membantu pembangunan kolam renang dan lapangan basket dengan alokasi dana antara Rp15 miliar hingga Rp25 miliar. Hal tersebut sudah disampaika secara lisan oleh Gubernur Sumbar kepada Bupati Dharmasraya," urainya. Untuk mendukung pelaksanaan Porprov tersebut akan dibangun jalan dari Koto padang tembus ke SMK II Koto Padang dengan panjang sekitar tiga kilometer. Dan telah dianggarkan untuk pembangunan tahap satu untuk pembukaan sebesar Rp500 juta yang berasal dari APBD tahun 2012 dan sudah tuntas dikerjakan. Dan akan dilanjutkan tahun 2013 dengan jenis pekerjaan pengkrekelan, sehingga akses dari Sitiung menuju Koto padang akan menjadi lebih dekat. �Yang tidak kalah pentingnya adalah pembangunan jembatan Batu Rijal Kecamatan padang Laweh dengan dana secara keseluruhan Rp38 miliar yang dilakukan dengan sistem kontrak multi years oleh PU Provinsi. Untuk tahap awal dilaukkan, yang dimulai pada tahun 2012 dengan dana sebesar Rp 6 miliar dan dilanjutkan di tahun 2013, dengan bentang jembata sepanjang 180 meter.bertahun-tahun masyarakat mendambakan jembatan tersebut, dan baru terujud di era kepemimpinan Bupati H Adi Gunawan dan masyarakat sangat bersyukur atas direalisasikannya pembangunan jembatan tersebut,� urainya. (***)

11

UPACARA peringatan HUT Dharmasraya ke sembilan yang dipusatkan di Kantor Wali Nagari Koto Baru, Bupati Dharmasraya H Adi Gunawan bertindak sebagai inspektur upacara.

BUPATI Dharmasraya H Adi Gunawan menyerahkan hadiah utama door prixe sepeda santai kepada pemenang.

KETUA TP PKK Dharmasraya Ny Kas Adi Gunawan didampingi ketua Bhayangakari Dharmasraya Ny Devi Chairul Aziz mencabut door prize.

BUPATI Dharmasraya H Adi Gunawan didampingi Ketua DPRD H Rudi Hartono, Wakil Bupati H Syafruddin R dan lainnya ziarah ke makam mantan Bupati Dharmasraya pertama Ahmad Munawar di Koto Padang. KUNJUNGAN ke Kantor Camat.

RATUSAN peserta sepeda santai terlihat antusias mengikuti iven tersebut.

KAPOLRES Dharmasaya AKBP Chairul Aziz berjoget ria usai mengikuti sepeda santai bersama peserta lainnya.


12 PASAMAN BPBD Bantu Korban Amuk Babi Pasaman, Padek—Pemkab Pasaman melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) menyerahkan bantuan berupa santunan uang sebesar Rp2,5 juta kepada orangtua Putra,7, siswa SDN 04 Simpang Rayo Nagari Malampah Kecamatan Tigo Nagari yang tewas setelah tubuhnya diseruduk babi hutan sekitar satu bulan lalu. Bantuan itu diserahkan langsung oleh Kepala BPBD Pasaman, M. Nasir kepada keluarga korban dan disaksikan tokoh masyarakat setempat, anggota DPRD Pasaman, dan masyarakat sekitar. M. Nasir dihadapan keluarga korban menyampaikan rasa belasungkawa dan prihatin atas peristiwa tersebut. Dia berharap keluarga korban dapat tabah serta sabar menerima cobaan ini dan tetap optimistis menatap masa depan. Bantuan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian pemerintah daerah terhadap masyarakatnya yang sedang tertimpa musibah. Walaupun nilainya tidak seberapa, namun setidaknya bantuan ini dapat meringankan beban penderitaan yang dialami keluarga korban. “Semoga bantuan ini dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya,” kata M. Nasir. Terlepas dari itu, dia mengingatkan masyarakat agar selalu waspada terhadap keberadaan hewan liar yang memasuki perkampungan penduduk. Tentu ada sebab, kenapa hewan liar itu masuk ke perkampungan penduduk. Mungkin dikarenakan ekosistemnya terganggu oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab.(eri)

TANAHDATAR NasDem Santuni Kader Meninggal Tanahdatar, Padek—Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Nasional Demokrat (NasDem) Tanahdatar, bertekad mewujudkan komitmen partai sebagai pengusung perubahan di negeri ini. Baik terhadap internal sendiri, NasDem juga menebar kepedulian terhadap masyarakat luas dalam berbagai bentuk kegiatan dan santunan. Terhadap internal khususnya keluarga kader yang mengalami musibah meninggal dunia, NasDem memposkan anggaran santunan Rp1 juta. Santunan tersebut diserah terhadap keluarga ahli waris kader, sebagai bentuk kepedulian dan kebersamaan partai dalam mempererat hubungan silaturahmi. Sekretaris DPD NasDem Tanahdatar, Nova Hendria menyebutkan santunan terhadap keluarga ahli waris dilihat dari besaran nilai memang tidak seberapa. Namun ditegaskan Nova, santunan tersebut merupakan komitmen dan kepedulian Partai NasDem untuk benarbenar memberikan manfaat kepada masyarakat. Serta wujud partai yang mampu memperhatikan dan keberpihakan terhadap kepentingan rakyat. “Seperti penyerahan santunan pada salah satu keluarga ahli waris kader NasDem yang meninggal dunia Juni 2012 lalu, di Nagari Sabu Kecamatan Batipuh, Busra Yeni (almarhumah). Santunan sebesar Rp1 juta untuk ahliwaris almarhumah yang meninggalkan 4 anak itu, kami serahkan langsung kepada anak ke duanya Dewi Sartika yang duduk di Kelas VII SMP 5 Sabu Kecamatan Batipuh,” sebut Nova usai penyerahan baru-baru ini. Pada penyerahan santunan yang disaksikan Sekretaris Nagari (Seknag) AS Dt Majo Basa, jajaran DPD NasDem Tanahdatar juga menyampaikan permohonan maaf atas segala kesalahan terhadap almarhumah selama berkegiatan di partai. Baginya kepergian almarhumah terkait janji Allah SWT yang tidak diketahui siapa pun dan kapan pun, di sisi lain rasa kehilangan terhadap sosok di internal NasDem.(wrd)

Gapoktan Pagaruyung Terima KUR Batusangkar, Padek—Gapoktan Pagaruyung mendapat kucuran Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari Bank Nagari senilai Rp500 juta. Hal ini menrutu Ketua Gapoktan Pagaruyung Indah Sy Dt Rky Bungsu berkat kepercayaan dari Bank Nagari dan seluruh anggota yang merasakan bahwa Gapoktan bagian dari kebutuhan mereka. Hal itu diungkapkan Sy Dt Rky Bungsu waktu menerima pengurus tiga Kelompok Tani Jorong Balai Sabuah Nagari Batipuh Ateh Kecamatan Batipuh lakukan studi banding ke Gapoktan Pagaruyung Indah kemarin. Kedatangan tiga kelompok tani tersebut dipimpin oleh Wali Jorong Balai Sabuah A Dt Marajo dan ketiga Kelompok Tani itu adalah Raflesia M Dt Rajo Kando, Kelompok Tani Lubuk Pesong Dt Maninjun dan Ketua kelompok Tani Dahlia Ulfah Hanum SE Menurutnya Gapoktan Pagaruyung merupakan gabungan dari 16 kelompok tani yang ada di Nagari Pagaruyung dengan jumlah anggota 328 orang yang bergerak di bidang tanaman pangan, holtikultura, peternakan, perikanan, pengolahan hasil dan pemasaran hasil pertanian. Dan dalam perkembangannya disamping mengunakan modal yang dihimpun dari anggota berupa simpanan pokok, simpanan wajib, simpanan khusus, suka rela dan juga mendapatkan kuncuran dana sebesar Rp100 juta. Sehingga melalui bantuan tersebut kita telah bisa membantu kesulitan petani dalam mendapatkan modal untuk menunjang usaha taninya. Sementara itu Wali Jorong Balai Sabuah A St Marajo mengakui keinginan untuk studi banding ke kelompok Gapoktan Pagaruyung karena adanya informasi keberhasilan kelompok tersebut. (mal)

PRO-SUMBAR

SENIN 7 JANUARI 2013

Abrasi Kian Mengancam Lebih 16 Ribu Jiwa Penduduk Pessel Berada di Zona Rawan YONI SYAFRIZAL redaksi@padangekspres.co.id

ISI FORMULIR: Ketua KPU Sawahlunto Mardhatillah memberikan penjelasan pengisian fomulir pada Fauz Hasan dan Deri Asta, Sabtu (5/1). KPU memang telah mulai memanggil para bakal calon untuk mengisi formulir.

KPU Mulai Panggil Bakal Calon Fauzi HasanDeri Asta Penuhi Panggilan Sawahlunto, Padek—Berdasarkan keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Nomor 41/ Kpts/2012, tanggal 10 Desember 2012, Ketua KPU Sawahlunto, Mardhatillah panggil seluruh pasangan bakal calon(balon) Walikota/wakil walikota Sawahlunto 2013-2018 ke-kantor KPU Sawahlunto. “Formulir yang akan diisi balon walikota/wakil walikota Sawahlunto, dari partai politik 20

jenis, calon perorangan (independen) 24 jenis fomulir, jadi cukup banyak fomulir akan diisi pasangan calon melengkapi persyaratan, kami tidak ingin merepotkan balon, dibantu sepenuhnya, pekerjaan kami lancar, balon pun tidak dirugikan,” ujar Ketua KPU Sawahlunto Mardhatillah usai menerima balon Walikota Fauzi Hasan dan Wakil Walikota Deri Asta dari Partai Amanat Nasional (PAN), Sabtu (5/1) Hari itu balon Walikota Sawahlunto yang datang ke-KPU, Medrial Alamsyah dan balon wakil walikota Nasyirwan dari jalur independen. Mereka juga diberikan formulir sebagai persyaratan mengikuti pemilu pemilihan kepala daerah (Pilkada)

Sawahlunto lima tahun ke depan. Balon lain yang sudah dihubungi KPU, balon Walikota Erizal Ridwan, balon Wakil Walikota H Imeldi, sedangkan.Ali Yusuf, balon walikota sudah dihubungi Hp nya tidak aktif. “Batas waktu pengembalian formulir boleh seiring dengan waktu pendaftaran calon Walikota/wakil walikota Sawahlunto 3 hingga 9 Februari 2013,” ujarnya. Bendahara DPW PAN Sumbar, Fauzi Hasan datang ke kantor KPU, sekitar pukul 14.30 WIB bersama isterinya Lela Pujianti anggota DPRD Sumbar, sedangkan Ketua DPD PAN Sawahlunto Deri Asta ke KPU datang lebih duluan dari mantan wawako 2003-2008 itu.(hry)

Dharmasraya Gelar Sepeda Santai Dharmasraya, Padek—Ratusan peserta sepeda santai yang berasal dari Sumbar, Riau dan Jambi terlihat antusias mengikuti iven yang digagas Polres Dharmasraya bersama Pemkab Dharmasraya. Iven tersebut merupakan rangkaian kegiatan HUT Dharmasraya yang ke sembilan yang jatuh pada tanggal 7 Januari 2013. Peserta dilepas langsung Bupati Dharmsraya Adi Gunawan didampingi Kapolres Dharmasraya AKBP Chairul Aziz, Danrem 0310 Sawahlunto Sijunjung Dharmasraya (0310 SSD) Letkol Infanteri Basuki HS dan lainya. Star dan finis di Kantor Bupati Dharmasraya dengan menempuh rute perjalanan sekitar 20 Km, usai finish ratusan peserta yang terlihat lelah tersebut, dihibur oleh musik dan door prize, sehingga rasa lelah peserta perlahan-lahan mulai hilang. Panitia menyediakan ratusan hadiah door proze dengan hadiah utama seperti mesin cuci, kulkas, televisi dan hadiah hiburan lainnya. Bupati yang turut serta dalam sepeda santai tersebut terlihat

masuk sebagai peserta pertama yang masuk finis disusul peserta lainnya. Tak urung Bupati terlihat lelah, namun hal itu sepertinya tidak mengurangi kemauan Bupati untuk tetap tampil fresh dan mengikuti seluruh rangkaian acara sampai selesai. Menurut Bupati Dharmasraya Adi Gunawan, kegiatan sepeda santai tersebut merupakan kegiatan yang sangat positif sekali untuk dilaksanakan dan direncanakan kegiatan tersebut akan menjadi agenda rutin Pemkab Dharmasraya terutama dalam rangkaian kegiatan HUT Dharmasraya.|Disamping menjalin silaturahmi kegiatan sepeda santai juga dimaksudkan untuk lebih memperkenalkanDharmasraya kpada para peserta lain, terutama yang berasal dari luar Dharmasraya.Yang tidak kalah pentingnya dengan bersepeda juga turut menjaga dan memelihara lingkungan dari polusi udara. Hal sebada ditegaskan Kapolres Dharmasraya AKBP Chairul Aziz, banyak dampak negatif dari bersepeda , disamping bisa meng-

hemat Bahan bakar Minyak (BBM) namun yang paling penting sekali dengan bersepeda kesehatan tetapa terjaga.”Bersepeda itu sehat, untuk itu diharapkan bersepeda menjadi salah satu kebiasaan baik yang perlu dilaksanakan atau dijalankan setiap hari,” tegas Chairul. Bertabur Door Prize Saat pencabutan door prise, peserta terlihat sangat antusias, seakan-akan hilang emua rasa lelah yang semula dirasakan, berbagai hadiah door prize dibagikan kepada peserta yang beruntung. Menurut salah seorang peserta sepeda santai dari Muara Bungo Jambi, kegiatan yang digagas Polres Dharmasraya dan Pemkab Dharmasraya merupakan kegiatan yang sangat positif sekali dalam upaya kembali mempopulerkan sepeda sebagai alat angkutan pribadi.”Saya sangat terkesan dengan kegiatan yang digelar, disamping sebagai ajang silaturahmi, kegiatan tersebut juga banyak sekali manfaatnya dan berharap di tahun mendatang kegiatan tersebut kembali digelar, ucapnya.(ita)

Demokrat Gelar Turnamen Voli Sijunjung, Padek—Rasa persatuan dan persaudaraan mesti selalu dijunjung tinggi guna terwujudnya nilai harmonisasi dalam bermasyarakat, terutama dikalangan pemuda. Sehingga terhindar dari perpecahan yang akan merusak nilai kebersamaan yang sudah menjadi ciri khas masyarakat Ranah Minang, terlebih dalam berolah raga, yang mesti selalu mengedepankan sportivitas demi tumbuhnya semangat kebersamaan. Hal tersebut diungkapkan ketua DPC Demokrat Sijunjung, Indra Jaya, dalam pembukaan Open Turnamen Volly Ball seKabupaten Sijunjung dalam rangka perayaan HUT Ikatan Pelajar dan Pemuda Jorong Teratak (IPPJT) ke 25, yang diikuti sebanyak 16 klub di delapan kecamatan di Jorong Teratak Nagari Buluh Kasok, Kecamatan Lubuk Tarok Jumat (4/1) lalu. Dalam acara yang dibuka bersama dengan Yusrizal Kepala Dinas Parsenibudpora Kabupaten Sijunjung itu, mendapat perhatian ratusan warga sekitar. Dengan didampingi sekretaris DPC Demokrat Sijunjung dan pengurus inti DPC Demokrat lainnya, Indra Jaya juga menyampaikan rasa terima kasihnya kepada warga Buluh Kasok yang telah mem-

TURNAMEN: Yusrizal didampingi Indra Jaya saat membuka turnamen Voli berinya kesempatan bersama dengan Kepala Dinas Parsenibudpora untuk membuka turnamen yang diadakan IKPPJT. “Saya sangat mengapresiasi kegiatan yang diaksanakan IKPPJT ini, karena sebagai generasi penerus, pemuda memang hendaknya selalu menciptakan suatu wadah pemersatu seperti turnamen ini, karena dengan adanya kesadaran tersebut, IKPPJT telah menjalankan tugas dan fungsinya ditengah masyarakat, oleh karena itu, kita di Demokrat akan mendukung setiap

kegiatan positif pemuda,” jelasnya. Di samping itu Indra juga menyebutkan, setiap pembangunan mental kebersamaan yang ada di tengah masyarakat, tak lepas dari peran pemuda, karena pemuda adalah ujung tombak sebuah daerah. Janwarizal Hendra yang merupakan ketua pelaksana menyambut hangat ungkapan Indra Jaya. Menurutnya, tokoh muda yang dipercaya memimpin Demokrat ini membuka diri untuk membantu dan mendukung kegiatan pemuda.(mg19)

Painan, Padek—Ancaman abrasi yang terus menggerus bibir pantai dibeberapa kawasan di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), sudah kian mencemaskan. Masyarakat yang berdomisili di sekitar lokasi yang terancam abrasi ini merasa terancam keselamatanya. Baik keselamatan jiwa maupun pemukiman tempat tinggalnya. Ancaman abrasi yang cukup mencemaskan warga ini juga terjadi di pantai Selayang Pandang Nagari Pasar Baru Kecamatan Bayang. Warga mengeluhkan bahwa beberapa waktu belakangan ini abrasi sudah menumbangkan sejumlah pohon kelapa dan mengikis lahannya. Bila tidak diantisipasi dalam waktu dekat, dikuatirkan beberapa unit rumah akan hancur ter seret ombak. Rini, 32, warga pinggir pantai Selayang Pandang Nagari Pasar Baru kecamatan Banyang mengatakan kepada Padang Ekspres kemarin bahwa abrasi pantai yang terus mengganas di kawasan tempat tinggalnya itu sudah menumbangkan beberapa batang pohon kelapa. Saat ini pecahan gelombang sudah semakin mendekati peruhanya, sehingga dikuatirkan rumah tempat tinggalnya itu akan terseret ombak jika tidak segera diantisipasi. “Lahan pekarangan yang ditumbuhi pohon kelapa dibelakang rumah saya sebagian besarnya sudah terkikis ombak. Bahkan beberapa pohon kelapa sudah tumbang terseret ke dalam laut,” katanya. Kerugian ini juga dialami oleh beberapa warga lainya, bahkan sebagianya juga ada yang sudah kehilangan tempat tiggal dan pindah ketempat lain beberapa waktu lalu. “Saya tidak memiliki lahan tempat tinggal selain yang ada saat ini, sehingga saya bersama tiga anak saya yang masih usia sekolah tetep bertahan. Sebenarnya saya takut, tapi tidak bisa berbuat banyak karena memang tidak mampu untuk mendidirikan rumah baru dan membeli tanah ditempat lain yang dirasa aman,” keluhnya. Ditambahkanya bahwa abrasi pantai ini sejarang memang semakin parah di beberapa titik di peisir pantai nagari Pasar baru itu. Sebab bencana serupa juga dialami oleh ma-

syarakat di pesisir pantai Luhung, Api Api di kecamatan itu. Keluhan yang sama juga dikatakan Yul, 51, warga lainya di pantai Api Api Nagari Kecamatan Bayang. “Kami berharap agar pada tahun 2013 ini dianggarkan dana untuk mengantisipasi abrasi pantai di kawasan ini melalui program pengamanan biir pantai melalui reklamasi pantai. Bila hal ini tidak dilakukan, maka sebagian besar warga akan kehilangan tempat tinggal, termasuk saya,” harapnya. Kepala Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air (PSDA) Pessel, melalui Kabid Sungai Pantai dan Rawa (Supara), ketika dihubungi Padang Ekspres kemarin mengakui bahwa kawasan pinggir pantai Selayang Pandang, Api Api dan Luhung termasuk kawasan rawan abrasi. Bahkan saat ini kikisan ombak masih terus menghantam tebing pantai yang mengakibatkan kerusakan dan kerugian warga. “Saat ini abrasi pantai terus mengintai keselamatan pemukiman dan jiwa warga di beberapa titik di Pessel, termasuk di pantai Selayang Pandang, Api Api Kecamatan Bayang dan Luhung Kecaatan IV Jurai. Kondisi ini sudah masuk kedalam laporan untuk penanganan melalui bantuan pusat. Tujunya supaya juga bisa segera ditangani pada tahun 2013 ini,” jelasnya. Ditambahkanya bahwa pemerintah daerah melalui dinas PSDA, sudah mengajukan profosal ke pusat melalui balai Pantai Sungai dan rawa untuk penangan kawasan pantai kritis. “Pemerintah daerah sudah mengajukan profosal kepada pemerintah pusat untuk penanganan kawasan pantai kritis. Pengajuan profosal ini mencapai Rp 200 miliar. Tujuanya agar penanganan beberapa titik rawan abrasi itu bisa dilakukan secara maksimal. termasuk di tiga kawasan sebagai mana dikeluhkan warga itu,” ungkapnya. Dikatakanya bahwa pemerintah daerah memang sangat berharap pengajuan profosal pengamanan bibir pantai kritis ini terkabul pada tahun 2013 ini. Sebab apa yang dikeluhkan oleh warga saat ini memang demikian adanya. Dikatakanya bahwa keterbatasan anggaran daerah membuat tidak maksimal melakukan penanganan pantai. “Kawasan pantai kritis itu titik-titiknya tersebar di 12 kecamatan dari 15 kecamatan yang ada di Pessl, dari itu butuh anggaran yang besar untuk pnangananya agar keluahan warga ini bisa terjawab. Jumlah warga yang berdomisisli di kawasan rawan abrasi ini tercatat mencapai 16 ribu jiwa,” tutupnya. (*)

Tunjada Naik 30 Persen Padangpanjang, Padek— Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemko) Padangpanjang dapat tersenyum lebar setelah ditetapkannya kenaikan tunjangan daerah (tunjada) sebesar 30 persen. Kenaikan tersebut bak angin segar yang didapat setelah dua tahun terakhir tidak ada kenaikan. Kepala Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DP2KAD) Padangpanjang, Yudi Fajar Kahayan menyebut kenaikan tunjangan pegawai pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2013 sebesar Rp6.293.412.000 itu merupakan usulan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) pada paripurna pembahasan anggaran. “Kebijakan tersebut muncul dari DPRD dan meminta pihak Pemko untuk merumuskan hingga muncul angka ideal sebesar 30 persen, yakni dari Rp21.071.640.000 menjadi Rp27.365.052.000. kemudian angka tersebut pun disetujui setelah melalui rapat internal DPRD,” ujar Yudi ketika ditemui di ruangan kerjanya kemarin. Namun Yudi menjelaskan saat ini besaran kenaikan untuk tiap pegawai masih dalam tahap penghitungan. “Kami

masih melakukan penghitungan untuk penetapan pembulatan angka. Seperti pembulatan nominal ke bawah dan ke atas,” terangnya. Terpisah, Ketua DPRD Padangpanjang Novi Hendri menyampaikan penambahan tunjada terhadap PNS pada APBD Tahun Anggaran 2013 telah memenuhi kriteria dan kepatutan. Selain sejak dua tahun belakangan belum ada kenaikan, penambahan kali ini dapat mendorong peningkatan kinerja pegawai pada posisi dan porsi tanggungjawab masing-masing. Selain itu politis dari Partai Golkar ini juga menegaskan kenaikan tunjada tentu ada tujuan yakni peningkatan kinerja paripurna dalam mengelola urusan pemerintahan dan memaksimalkan pelayanan publik. “Jelas tuntutan kita adalah kerja maksimal PNS di Pemko Padangpanjang, terutama sekali mencapai paripurna dalam melayani rakyat,” tegas Novi dari balik ponselnya. Di lain sisi, Novi juga memandang kenaikn tunjada PNS juga berimbas terhadap perputaran perekonomian kota berjuluk Serambi Mekkah tersebut. Sebanyak 2.800 pegawai yang ada di Pemko diharapkan menjadi lokomotif perekonomian. (wrd)


PRO-SUMBAR

SENIN 7 JANUARI 2013

Sampah masih Berserakan

KABUPATEN PESISIR SELATAN MEMPESONA: Keindahan pemandangan kawasan wisata Puncak Langkisau Painan jadi magnet bagi pengunjung ke daerah itu. YONI SYAFRIZAL/PADEK

Pemkab bakal Dirikan PT LKP Maksimalkan Penggalian Potensi Daerah Painan, Padek—Dalan waktu dekat, Pemkab Pesisir Selatan (Pessel) akan mendirikan Perseroan Terbatas Langkisau Karya Pratama (PT LKP). Gunanya untuk memaksimalkan pengelolaan potensi Sumber Daya Alam (SDA) yang dimiliki daerah setempat. Rancangan Peraturan Daerah (Perda) pendirian Perseroan Terbatas ini, pada minggu ke dua awal tahun 2013 direncanakan sudah memasuki tahapan mendengarkan pandangan Fraksi di DPRD, sebab nota pengantar perintah daerah terhadap rancangan Perda itu sudah disampaikan Jumat (4/1) lalu oleh pemkab ke DPRD Pessel. Wakil Bupati Pessel, Editiawarman mengatakan, secara geografis daerah itu memiliki sumber daya alam yang kaya. Disamping memiliki kekayaan laut, potensi perkebu-

13

nan, pertanian dan pertamba- bagai produksi ini karena mengan yang dimiliki juga perlu mang memiliki keterkaitan penggarapan maksimal. Dari yang erat dalam memaksimalitu kehadiran Perseroan Ter- kan Pendapatan Asli Daerah batas bisa menjawabnya agar (PAD). Dengan adanya papengelolaannya lebih maksi- yung hukum pemerintah daerah melalui pihak mal. terkait bisa beker“Kehadiran ja lebih maksiPerseroan Terbamal,” terangnya. tas Langkisau KarDitambahkan, ya Pratama dihapotensi sumber darapkan dapat menya perikanan laut jadi penyokong yang dimiliki oleh usaha pemerintah Pessel sebesar 100 daerah dalam meribu ton per tahun. ngelola sumberNamun potensi ini sumber kekayaan hanya mampu diuntuk memaksikelola sebesar 30 malkan pendapapersen saja. Agar tan daerah,” jelasEditiawarman penggarapannya nya. lebih maksimal, Dikatakan, nota pengantar pemerintah daerah sudah di- dukungan sebuah perusahaan sampaikan kepada DPRD Ju- sangat diperlukan. Selain itu potensi produksi mat (4/1) lalu. Saat itu ada dua Ranperda yang disampaikan. kelapa sawit saat ini di Pessel Antara lain, tentang pendirian juga sudah mencapai 7.776 PT LKP dan Perda Retribusi ton perbulan. Potensi yang Penjualan Produksi Usaha juga tidak kalah besar yakni Derah Bidang Pertanian, Pe- karet dengan luas lahan mencapai 12.359 hektare dengan ternakan dan Perikanan. “Perda pendirian PT LKP produksi rata-rata 810 kg per yang disejalankan dengan hektare dalam satu tahun. “Potensi lainnya, gambir, Perda retribusi penjualan ber-

kelapa dan cokelat dengan luas lahan masing-masing 9.869 hektare, 4.647 hektare dan 3.945 hektare. Demikian juga dengan pertambangan batu bara yang saat ini sudah diolah dengan luas lahan mencapai 12.359 hektare oleh pihak swasta di beberapa kecamatan,” jelasnya. Sbelumnya, daerah itu juga sudah memiliki Perusda berdasarkan Perda No 09 Tahun 1992. Tapi Perusda itu tidak bisa beroperasi karena beberapa kendala yang dihadapi. Diharapkan kendala itu bisa teratasi agar pengelolaan PT LKP betul-betul mampu memberikan konstribusi bagi daerah. Sedangkan Kepala Bagian Hukum (Kabag Hukum) sekretariat daerah Pessel, Sabrul Bayang mengatakan, pekab dapat memiliki badan usaha milik daerah melalui Perda dalam Perseroan Terbatas atau Perusahaan Daerah. Pendirian BUMD berbentuk PT maupun Perusda ini, berdasarkan pasal 177 UU 32 tahun 2004 dan peraturan Mendagri No 3 tahun 1998. (yon)

Painan, Padek—Kekayaan dan keindahan alam, baik di laut maupun di darat merupakan salah satu daya tarik besar yang juga dimiliki oleh Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel). Potensi ini salah satu magnet untuk menarik pengunjung ke Pessel. Selama empat tahun belakangan Pessel sudah masuk salah satu daerah kunjungan wisata favorit di Sumatera Barat setelah Bukittinggi, Padangpanjang dan Kota Padang. Walau tingkat kunjungan semakin meningkat, tapi belumlah memberikan dampak besar bagi daerah itu, terutama dalam pemasukan berupa Pendapatan Asli Daerah (PAD). Sekretaris Daerah (Sekda) Pessel, Erizon mengakui, daerah itu memang cukup memukau masyarakat luar untuk berdatangan. Sebab memiliki banyak kawasan yang indah dan menyejukkan mata para pengunjungnya. “Keunggulan pariwisata Pessel ada pada alam. Ini tidak dimiliki oleh semua daerah di Sumbar, sebab potensi itu bukan saja pada pesisir patai, tapi juga keindahan alam pegunungan, sungai dan lembah, selain keasrian kawasan hutan yang juga menarik sebagai lokasi konservasi,” terangnya. Diharapkanya, potensi itu bisa terus bertahan agar Pessel tetap dijadikan sebagai salah satu daerah tujuan wisata alam bagi masyarakat luar. Langkah mempertahankan ini tentu hanya dapat dilakukan melalui pelestarian alam dengan tidak melakukan perusakan. “Agar pengembagan dan peningkatan berbagai sarana yang dilakukan oleh daerah berbuah keuntungan, sehingga

pendirian Perseroan Terbatas (PT) Langkisau Karya Paratama (LKP) perlu mendapat sokongan semua elemen masyarakat. Sokongan itu dapat dilakukan melalui penjagaan kelestarian lingkungan agar Pessel tetap menjadi magnet bagi masyarakat luar untuk terus berdatangan. Dikatakan demikian, sebab akan berujung pada peningkatan ekonomi masyarakat dan pendapatan daerah,” jelasnya. Diakuinya bahwa beberapa kawasan objek wisata unggulan yang dimiliki oleh daerah itu di segi kebersihan masih terabaikan oleh masyarakatnya. Sampah masih terlihat berserakan dimana-mana. Sehingga terkesan kalau kesadaran belum muncul untuk menjaga kebersihan. “Dikhawatirkan perilaku mengabaikan kebersihan ini membuat keengganan masyarakat luar untuk berkunjung. Sehingga apa yang dirintis oleh pemerintah daerah seperti pendirian Perseroan Terbatas untuk memaksimalkan penggalian potensi tidak tercapai, terutama di bidang kepariwisataan,” ujarnya. Persoalan sampah merupakan hal serius yang musti mendapat perhatian utama. Hal ini bertujuan agar tingginya tingkat kunjungan tidak sekadar membuat produksi sampah saja yang harus ditangani, tapi juga pemasukan berupa PAD. “Selain masyarakat, Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Dinas Pariwisata Kebudayaan Seni Budaya Pemuda dan Olahraga diminta juga proaktif dalam mengendalikan ini melalui pembenahan kawasan agar sampah tidak berserakan

di mana-mana. Sebab saat ini masih terlihat sampah berserakkan di beberapa titik di kawasan wisata Carocok Painan dan Puncak langkisau,” tegasnya. Ditambahkan, rendahnya kesadaran masyarakat untuk membuang sampah pada tempatnya itu, musti diambil alih oleh pemerintah daerah melalui SKPD terkait. Sebab saat ini volume sampah semakin meningkat akibat tingginya tingkat kunjungan. Kabid Kebersihan dan Pertamanan Dinas PU, Sugeng Terisno menyebut, petugasnya setiap pagi selalu turun ke lokasi yang disebutkan itu untuk memungut sampah. Namun upaya itu tidak diiringi dengan kesadaran masyarakat, sehingga pada siang harinya menjelang sore sampah kembali berserakan. “Saya berharap masyarakat juga meningkatkan kesadaranya untuk membuang sampah pada tempat yang sudah disediakan. Tujuanya agar sampah yang menumpuk pada titik yang sudah disediakan bak sampah itu tidak menggangu pemandangan dan bibit penyakit. Karena setiap pagi petugas kebersihan dengan menggukan mobil operasional akan mengangkutnya ke Tempat pembungan Akhir (TPA),” katanya. Dukungan bersih kawasan wisata khusus pantai ini juga dilakukan oleh Dinas Kelautan Dan Perikanan (DKP) Pessel melalui kegiatan Jumat bersih. Namun upaya itu belum tercapai maksimal. Sebab tanpa dukungan masyarakat pinggir pantai hal itu akan masih sulit tercapai maksimal. (yon)

DAPAT PENGHARGAAN: Menteri Agama RI Surya Dharma Ali menyerahkan penghargaan kepada Bupati Padangpriaman H Ali Mukhni yang berhasil menerapkan Desa Pelopor Implementasi Gerakan Masyarakat Magrib (Gemmar) Mengaji di Hotel Pangeran dalam acara resepsi Hari Amal Bakhti Kementerian Agama Minggu (6/1).

KABUPATEN PADANGPARIAMAN Kerusakan Infrastruktur Segera Dibenahi Padangpariaman, Padek—Sejumlah kerusakan infrastruktur jalan di Kabupaten Padangpariaman bakal terus dibenahi secara bertahap, terutama ruas jalan yang rusak akibat gempa yang terjadi tanggal 30 September 2009 lalu. Pasalnya seperti diketahui, sejauh ini masih banyak ditemukan sejumlah titik kerusakan ruas jalan di sejumlah daerah di Padangpariaman, akibat guncangan gempa yang lalu. “Dari informasi yang kita terima langsung dari Pak Gubernur Sumbar, beliau memang telah menegaskan komitmennya untuk bisa menuntaskan kerusakan ruas jalan akibat musibah gempa yang lalu,” ungkap Bagindo Yohannes Wempi, anggota Komisi II DPRD Padangpariaman kepada Padang Ekspres kemarin. Ditambahkannya, dengan akan dibenahinya infrastruktur ruas jalan tersebut ke depan diharapkan akan bisa lebih memacu peningkatan roda perekonomian masyarakat. Karena seperti diketahui ruas jalan merupakan salah satu faktor yang sangat menentukan dalam mendorong percepatan dan pertumbuhan ekonomi suatu daerah. “Makanya kita jelas sangat merespons keingingan Pak Gubernur yang ingin menuntaskan perbaikan infrastruktur jalan tersebut, karena ini tentunya sangat didambakan oleh masyarakat kita,” terangnya. Menurutnya, perbaikan kerusakan ruas jalan akibat gempa tersebut nantinya bisa dibenahi melalui dana provinsi maupun bantuan dari BNPB lainnya. Senada dengan itu, Ketua Komisi III DPRD Padangpariaman Aung menyebutkan, sejauh ini memang masih ditemui sejumlah titik kerusakan ruas jalan yang diakibatkan gempa pada tanggal 30 September 2009 lalu. Salah satunya lanjut Aung kerusakan ruas jalan antara Nagari Gunung Padang Alai dan Kototinggi yang berbatasan dengan Hulu Banda Nagari Malalak Barat Kabupaten Agam. “Namun sebagian diantaranya telah mulai dibenahi, seperti di sekitar kawasan Gunung Tigo, dan ke depan kita dari DPRD juga akan berupaya mendorong agar perbaikan ruas jalan tersebut bisa segera dituntaskan,” terangnya. Aung menyebutkan, kerusakan ruas jalan di kawasan itu memang membutuhkan perhatian lebih, makanya pihaknya dari DPRD Padangpariaman terus mendorong agar perbaikan ruas jalan tersebut bisa terus berlanjut. (ris)

IST

Gemmar Mengaji Sukses Padangpariaman, Padek— Memasuki awal tahun 2013 ini, Bupati Padangpariaman H Ali Mukhni berhasil menorehkan prestasi berupa penghargaan “Desa Pelopor Implementasi Gerakan Masyarakat Magrib (Gemmar) Mengaji Tingkat Sumatera Barat Bupati H Ali Mukhni berhasil menerima penghargaan tersebut bersama 7 kepala daerah lainnya di Sumbar. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Agama R.I Surya Dharma Ali di Hotel Pangeran Padang dalam acara resepsi Hari Amal Bakhti Kementerian Agama Minggu (6/1). Bupati Padangpariaman Ali Mukhni menyatakan, penghargaan ini diraih atas kerberhasilan Padangpariaman dalam mengimplementasikan Program Gerakan

Masyarakat Maghrib Mengaji yang salah satu kegiatannya adalah pembinaan desa bebas buta baca Al-Quran. Untuk Padangpariaman dalam penilaian diwakili oleh Nagari Lubukalung. Di Nagari Lubukalung lanjutnya terdapat 37 TPA/TPQ dengan jumlah santri 3585 orang. Setiap tahunnya dihasilkan lebih dari 1500 santri yang khatam AlQuran dan Wisuda Iqra’. Bupati menambahkan, Program Magrib Mengaji di Padangpariaman sudah dilaksanakan mulai tahun 2012. Akan tetapi sebenarnya jiwa dari program ini sudah ada sebelumnya di Padangpariaman. “Karena pada tahun 2007 Padangpariaman sudah mengeluarkan Perda No. 3 Tahun 2007 tentang Tulis dan Baca AlQuran yang salah satu imple-

mentasinya adalah kewajiban bagi setiap masyarakat Padangpariaman yang muslim untuk dapat menulis dan membaca Al-Quran,” tegasnya. Di samping itu, juga salah satu implementasi Gemmar Mengaji sekarang sedang digalakan pendirian Pondok Al-Quran di setiap kecamatan. ”Pondok Al-Quran ini digunakan sebagai tempat mempelajari Seni Baca Al-Quran lebih lanjut dan mempelajari isi kandungan Al-Quran,” ulas Bupati. Kakanwil Kementerian Agama Sumbar Ismail Usman menyebutkan, kegiatan penyematan PIN Minggu kemarin merupakan rangkaian dari puncak peringatan HAB yang merupakan rangkaian beberapa kegiatan yang sudah dilaksanakan sebelumnya. Di mana pada acara resepsi kali ini

dilakukan penyematan PIN penghargaan Gemmar Maghrib Mengaji oleh Menteri Agama kepada 8 Kepala Daerah. “Program Gemar Mengaji dicanangkan pada bulan Mei 2012. Salah satu Wujud dari kegiatan ini adalah membuat desa binaan pelopor Gemar Mengaji di setiap Kabupaten/ Kota. Untuk memberikan motivasi sekaligus mengevaluasi Program Gemar Magrib Mengaji maka dilakukan lomba terhadap desa/nagari pelopor tersebut,” tegasnya. Adapun yang meraih penghargaan tersebut adalah Untuk Kategori Desa Pelopor Gemmar Mengaji yaitu, Kabupaten Pesisir Selatan. Untuk Kategori Desa Berprestasi pelaksanaan Gemar Mengaji ada 7 Daerah yaitu Kabupaten Padangpariaman, Agam,

Kota Padang, Kota Pariaman. Kabupaten Sijunjung, Kota Solok dan Kabupaten Tanah DatarGubernur Sumbar Irwan Prayitno menyampaikan selamat terhadap Kepala Daerah yang menerima penghargaan Gemmar Mengaji. Hendaknya Implementasi Program Gemmar Mengaji ini terus menjadi kegiatan yang semarak dan menyeluruh disetiap Daerah. ”Gemmar Mengaji merupakan kegiatan yang sangat bagus untuk membina karakter ummat. Dengan Gemmar Mengaji akan mendekatkan kita kepada Ketaqwaan serta mencintai Al-Quran. Di samping membina Karakter juga memberikan dorongan untuk mengamalkan nilai-nilai Al-Quran dalam kehidupan sehari-hari,” ulas Irwan Prayitno. (ris)


BUKITTINGGI /AGAM

14 BUKITTINGGI

Korban Penganiayaan Polisi Berdamai Bukittinggi, Padek—Muriono, 48, korban tindak penganiayaan oleh tiga oknum Polisi Sektor (Polsek) Kota Bukittinggi, akhirnya menempuh jalan damai. Kendati demikian, pihak kepolisian akan tetap memproses anggota yang terlibat dalam penganiayaan terhadap korban tersebut. Menurut Kapolres Kota Bukittinggi, AKBP Eko Nugrohadi, setelah mendapat laporan atas peristiwa tersebut, pihaknya melakukan pemeriksaan. Propam Polres langsung ke tempat kejadian peristiwa (TKP), memeriksa korban dan anggota sebagai terperiksa serta saksi-saksi. “Pihak korban dan anggota sudah ada pertemuan yang kami fasilitasi, dan ada anggota keluarga masing-masing serta menyadari bahwa salah komunikasi, sehingga terjadi perbuatan yang tak patut dicontoh. Kemudian mereka saling berpelukan dan masalahnya dianggap telah selesai,” kata Kapolres. Dijelaskan, dari tiga orang anggota yang diduga melakukan pemukulan itu, hanya satu orang yang melakukan, sementara satu orang diantaranya berupaya melerai dan satu orang lagi hanya melihat dari atas. Meski begitu, pihaknya akan memberikan sanksi disiplin kepada anggota. Disebutkan, penyebab terjadinya pertikaian itu, karena permasalahan WC serta kesalahan komunikasi, sehingga keduanya sama-sama terpancing dan berujung pada perkelahian. Pertikaian tersebut disebabkan juga karena adanya laporan dari petugas WC yang memberikan laporan yang mulukmuluk. Terkait laporan petugas WC, Sofian yang menyebutkan ada orang mabuk, menurut dia, pihak kepolisian nantinya juga akan memanggil pemberi laporan itu. Korban Muriono pun, membenarkan bahwa penganiayaan oleh tiga orang oknum Polisi terhadap dirinya itu, telah berdamai. Sebelumnya, Muriono menceritakan, bahwa penganiayaan terhadap dirinya yang telah dilakukan oleh tiga oknum anggota Polisi itu, membuat dirinya menderita kesakitan pada pinggang, perut, dada serta pipi sebelah kiri. Sekaitan itu, Kapolsek Kota Bukittinggi, Ediwarman, juga mengakui bahwa pengajuan pengelolaan WC di Jenjang Gudang tersebut ke pemerintah kota Bukittinggi, adalah atas nama pribadinya. Sementara itu, sepuh Paguyuban Jawa, kota Bukittinggi, pun mengambil langkah penyelesaian kasus penganiayaan terhadap Muriono, 48 tersebut, untuk tidak memperpanjang proses hukum, dengan jalan membuat perjanjian damai kedua belah pihak di Mapolres Kota Bukittinggi Sabtu (5/1). Sukidi, salah seorang sesepuh paguyuban, ketika dihubungi melalui ponselnya, mengatakan, bahwa dalam perjanjian perdamaian itu dinyatakan dengan tiga syarat, yakni membayar biaya perawatan korban, anggota yang melakukan pemukulan tetap menjalani proses hukum, yang berlaku di Kepolisian. Berikut, pegelolaan WC untuk sementara tetap diberikan kepada Surti, 40, pengelola lama. “Memang benar, kita telah melakukan perjanjian damai dengan pihak kepolisian tadi siang di Polres Kota Bukittinggi,” jelas Sukidi, yang dihubungi melalui ponselnya Sabtu (5/ 1) lalu. (rul)

Fly-Over Segera Dibangun Habiskan Dana Rp 30 Miliar EDISON JANIS redaksi@padangekspres.co.id

YUHARNEL/PADEK

JELANG EKSEKUSI: Tenda tempat penjagaan aparat untuk pengamanan jalannya sita eksekusi lahan yang dimenangkan kaum Suku Tanjung Manggopoh di Tiku Selasa (8/1) esok.

Besok, Eksekusi Lahan Suku Tanjung Agam Padek—Sita eksekusi lahan sengketa yang dimenangkan pihak Kaum Suku Tanjung Manggopoh, Agam, akan dilaksanakan Selasa (8/1) esok. Ketua Pengadilan Negeri (PN) Lubukbasung Afandi Wijarijanto kepada Padang Ekspres Minggu (6/8) mengatakan, sumua persiapakan telah siap terutama pengamanan. “Untuk pengamanan kami bekerja sama dengan pihak Polres Agam, dan pematangan di lapangan pengamanan disiapkan pihak Polres Agam. Kita berharap semua ini berjalan lancar dan semua pihak sama-sama menahan diri dan biarkan proses hukum berjalan sebagai mana mestinya,” pinta Afandi. Informasi dari pihak Polres Agam, melalui Kabag OP Polres Agam AKP Efa Darma, pengamanan didukung dua SSK Brimob Sumbar dan satu SSK Dalmas BKO Polda Sumbar. “Selain pasukan Polres Agam juga ada tambahan pasukan dari beberapa Polres yang ada di Sumbar, jadi total pasukan lebih kurang

800 orang pesonel,” katanya. Pantauan Padang Ekspres Minggu (6/1) di lokasi lahan sudah dijaga oleh Brimob Sumbar dan Dalmas BKO Polda Sumbar. Kompol Muhamad Tedjo, Wadantasemen Brimob Sumbar kepada Padang Ekspres saat dikonfirmasi di Barak Pos pengamanan di lokasi lahan eksekusi menjelaskan, pihaknya sejak Sabtu (5/1) telah bertugas di lokasi itu untuk antisipasi kemanan dan pengaman sita eksekusi. “Kami tiap malam melakukan patroli disini,” ujarnya. Pusako Suku Tanjung Manggopoh, Jufri Nur saat di hubungi via ponselnya menyampaikan, Kaum Suku Tanjung Manggopoh tidak akan mengerahkan massa dalam pelaksanaan eksekusi tersebut. Semuanya diserahkan kepada pihak berwenang dan penasehat hukum. Perjuangan Panjang Kemenangan Pasukuan Tanjung Manggopoh merupakan buah perjuangan panjang mereka melawan PT Mutiara Agam. Kemenangan itu dikukuhkan dengan ter-

Bukik Cangang Juara Lomba K3 Bukittinggi, Padek—Kelurahan Bukik Cangang Kayu Ramang, keluar sebagai pemenang Lomba K3 antar RT se Kota Bukittinggi tahun 2012. RT yang berhasil menjadi pemuncak tersebut adalah RT 01/RW V. RT ini berhasil mengumpulkan nilai 282,5 dengan rata-rata nilai 70 pada empat faktor penilaian. mpat penilaian tersebut, yakni kebersihan, penilaian 3R, sarana dan prasarana serta penilaian penghijauan. RT 01/ RW V Kelurahan Bukik Cangang, berhasil mengalahkan RT 04/RW III Kelurahan Aua Tajungkang Tangah Sawah yang mengumpulkan nilai 194,6 yang berada di peringkat kedua. Sedangkan RT 02/RW III

SENIN 7 JANUARI 2013

Kelurahan Belakangbalok dengan nilai 190,2 diperingkat ketiga. Sementara Harapan I berada ditangan RT 02/RW II Kelurahan Pakankurai dengan nilai 189,4 , Harapan II RT 02/ RW I Kelurahan Paritantang dengan nilai 188,3. dan Harapan III RT 01/RW III Kelurahan Puhun Pintu Kabun dengan nilai 187,2. Dengan kemenangan ini RT 01/RW V Kelurahan Bukik Cangang Kayu Ramang ini, berhak menerima hadiah Rp10 juta. Hadiah tersebut diserahkan oleh Wali Kota Bukittinggi H. Ismet Amzis, pada akhir Upacara Peringatan Hari Amal Bhakti ke-67 Kemenag RI, untuk Kota Bukittinggi kemarin. Sementara pemenang ke-

dua berhak atas hadiah Rp 8 juta, dan pemenang ketiga berhak atas hadiah Rp6 juta. Pemenang Harapan I mendapat Rp4 juta, Harapan II mendapat Rp2 juta, dan Harapan III mendapat Rp1 juta. Dari hadiah yang didapatkan itu, menurut Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Bukittinggi, Supadria, akan dipergunakan oleh masing-masing pemenang untuk memperbaiki atau membenahi dan melengkapi fasilitas penunjang K3 pada masing-masing RT. “Lomba ini dalam rangka menumbuh-kembangkan Gerakan Kebersihan, Kesehatan dan Keindahan di pada warga dan dalam rangka memperingati HUT Bukittinggi,” kata Supadria.(rul)

bitnya Keputusan MA nomor 749PK/Pdt/2011. Namun upaya sita eksekusi, Kamis (27/9/2012) terkendala. Petugas dari Pengadilan Negeri Lubukbasung tidak berhasil memasuki lahan yang akan dieksekusi karena dihadang ribuan massa yang menamakan diri mereka FPTU Tiku Kecamatan Tanjungmutiara. Kemudian, Rabu (12/12) lalu terjadi kisruh di lahan tersebut yang menelan korban harta benda, berupa sepeda motor. Setidaknya kala itu 56 unit sepeda motor dibakar massa. Kekisruhan itu tidak memakan korban jiwa, berkat kesigapan petugas dari Polres Agam, didukung Polres Pasaman Barat dan Pariaman, mengamankan suasana. Lahan yang akan dieksekusi seluas 2.500 ha, dimenangkan pihak Kaum Suku Tanjung Manggopoh, dalam perkara di tingkat PK di Mahkamah Agung melawan PT Mutiara Agam. Namun yang menghalangi pelaksanaan eksekusi adalah pihak FPTU Tiku Kecamatan Tanjung Mutiara.(y)

Bukittinggi, Padek—Setelah selesai pembangunan pelebaran dan pengaspalan Jalan Bypass Bukittinggi senilai Rp 50 miliar yang bersumber dari APBN, Kota Bukittinggi tahun anggaran 2013 ini bakal membangun jalan layang (fly-over) sepanjang 800 meter di daerah Simpang Aur, Kecamatan Aur Birugo Tigo Baleh senilai Rp 30 miliar yang juga bersumber dari APBN. Jika tidak ada aral melintang, pihak rekanan yang berminat membangun proyek tersebut, akan melakukan aunizing (peninjau ke lapangan), Selasa (8/1-03), untuk selanjutnya melakukan penawaran. Direncanakan dalam waktu sembilan bulan fly-over satu-satunya di Kota Bukittinggi bakal selesai, sehingga daerah Simpang Aur, yang dikenal dengan Tanah Abang ke-2 di Indonesia, tidak ada lagi kemacetan kendaraan. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Bukittinggi, Z. Buyung, mengatakan, rencana pembangunan pelebaran dan pengaspalan Jalan Bypass maupun pembangunan fly-over di atas Jalan Bypass Simpang Aur, adalah sesuai usulan Pemko Bukittinggi ke pemerintah pusat beberapa waktu lalu. Sebab, Jalan Bypass Bukittinggi sudah diusulkan menjadi jadi jalan negara. Sementara kawasan pasar konveksi Simpang Aurkuning yang bersebelahan dengan jalan Bukittinggi Bypass saat ini sering terjadi kemacetan lalulintas, sehingga sangat diperlukan pembangunan fly-over. "Alhamdulillah, kedua usulan Pemko Bukittinggi tersebut direspons pemerintah pusat, dimana pembangunan pelebaran dan pengaspalan jalan Bypass Bukittinggi telah

dikerjakan tahun anggaran 2012, sementara usulan pembangunan fly-over akan dibangun tahun ini (2013),” ujarnya. Pembangunan fly-over sepanjang 800 meter, pas berada di atas jalan Bukittinggi Bypass, mulai dari depan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah sampai ke depan eks Istana Mie, menurut Z. Buyung, untuk sementara tentu akan mengganggu kelancaran arus lalulintas yang melintas Jalan Bypass Bukittinggi tersebut, karena badan jalan yang ada di bawah pembangunan fly-over akan ditutup hingga pekerjaan selesai, dan dialihkan ke kiri dan kanan jalan. Soal pembangunan, Z. Buyung, mengatakan, semuanya ditentukan oleh pemerintah pusat, melalui Dinas PU Propinsi Sumbar, baik perencanaan, pelaksana malalui tender, maupun pengawasan pekerjaan. Terkendala Lahan Sementara itu, PPTK pembangunan pelebaran dan pengaspalan Jalan Bypass Bukittinggi, Isman, mengakui bahwa pekerjaan pelebaran dan pengaspalan Jalan By pass Bukittinggi yang dikerjalan PT. Lubuk Minturun Konstruk Persada (LMKP) dan PT. Statika Mitra Sarana (SMS) Padang, tidak selesai 100 persen sampai batas akhir kontrak 31 Desember 2012, akibat terkendalanya pembebasan tanah masyarakat. ”Sesuai dengan Perpres 70/2012, pihak kontraktor masih diberikan waktu perpanjangan dengan sanksi denda 1/mil/hari dari sisa kontrak untuk menyelesaikan pekerjaannya. Dan itu disanggupi kontraktor, sehingga pekerjaan pengaspalan masih tetap berjalan hingga Jumat (4/113),” ujarnya kepada wartawan Sabtu (5/1). Dia menegaskan, sesuai dengan Perpres 70/2012, denda pekerjaan hanya diperboleh maksimal sebanyak 5 persen dari nilai sisa pekerjaan dengan penambahan waktu pekerjaan selama 50 hari. (*)


SENIN 7 JANUARI 2013

PAYAKUMBUH/50 KOTA

15

VCD ”Cinta Tapi Beda” Dilarang Beredar Wali Kota, LKAAM, MUI Minta Pemutaran Film Distop FAJAR RILLAH VESKY redaksi@padangekspres.co.id

FAJAR R VESKY/PADEK

BERANGKULAN: Mantan Wakil Bupati Limapuluh Kota Irfendi Arbi merangkul Bupati Limapuluh Kota Alis Marajo Datuak Sori Marajo, di hadapan Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi, saat mereka menghadiri pesta pernikahan putra Wakil Wali Kota Suwandel Muchtar, Minggu (6/1).

Alis Marajo-Irfendi Arbi ”Rujuk” Saling Rangkul di Pesta Putra Suwandel Muchtar Payakumbuh, Padek—Bupati Limapuluh Kota Alis Marajo Datuak Sori Marajo kembali bertemu dengan mantan Wakil Bupati Irfendi Arbi yang pernah menjadi rival terberatnya dalam Pilkada Limapuluh Kota tahun 2010 lalu. Pertemuan itu terjadi saat Alis dan Irfendi, sama-sama menghadiri pesta pernikahan putra Wakil Wali Kota Payakumbuh Suwandel Muchtar bernama Martha Irawan dengan Samdra Yendra Veta yang berlangsung Minggu (6/1) siang. Waktu itu, Irfendi Arbi yang mengenakan baju batik keemasan bermotif kembang dipadu celana bahan warna coklat tua, sedang sibuk bersalaman dengan sejumlah tamu yang membanjiri rumah dinas wakil wali kota Payakumbuh. Saat Irfendi sedang asyik bersalaman dan melayani permintaan berfoto dengan sejumlah tamu, tiba-tiba datang Alis Marajo yang mengenakkan jas warna abu-abu. Spontan saja, Irfendi Arbi yang disebut-sebut akan tampil sebagai Calon Wakil Wali Kota Padang dalam Pilkada 2013, langsung menghampiri

SD Negeri 34 NAPAR Sabet Juara II Sumbar Payakumbuh, Padek— Meski gagal merebut gelar juara provinsi, tapi seluruh wali murid, kepsek dan mejelis guru serta seluruh murid, cukup bangga dengan gelar runner up yang direbut SDN 34 Kelurahan Napar, Kecamatan Payakumbuh Utara, dalam lomba Program Pemberian Makanan Tambahan Anak Sekolah (PMTAS) 2012. Kegembiraan keluarga besar SDN 34 itu, terungkap saat membuka bingkisan yang diterima sekolah, menjelang penyerahan rapor murid semester pertama, akhir Desember lalu. Bingkisan berasal dari Gubernur Sumatera Barat itu, dibuka Kepala Sekolah SDN 34 Yuherman, di depan Camat Payakumbuh Utara Novriwandi, Ketua Komite Sekolah H. Abd. Khair serta ratusan orang tua murid. Isinya, berupa alatalat keperluan memasak, kompor hok dan berbagai macam panci. ”Nilai swadaya ini, SDN 34 cukup besar,” sebut Yuherman. (frv)

Alis Marajo. ”Baa kaba Uda? (Apa kabar bang?)” kata Irfendi Arbi sambil menyodorkan tangan kanannya dan merangkul tubuh Alis Marajo. ”Eh, Dinda. Alhamdulillah sehat,” jawab Alis Marajo sembari membalas pelukan Irfendi Arbi. Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi Datuak Rajo Ka Ampek Suku bersama istrinya DR Heni Yusnita yang melihat aksi kedua tokoh, nampak ikut senyum. Begitupula dengan puluhan undangan yang hadir. Mereka tidak menyangka, antara Irfendi dan Alis, akan saling bertegur sapa. Betapa tidak, sejak Alis yang berpasangan dengan Asyirwan Yunus, menang tipis dengan Irfendi Arbi yang berpasangan dengan Zadri Hadzah dalam Pilkada 2010, komunikasi kedua tokoh nyaris renggang. Mesti Irfendi Arbi sempat menghadiri pesta pernikahan putra-putri Alis Marajo 20 Maret 2011 silam atau beberapa bulan setelah Pilkada Limapuluh Kota 2012, namun setelah pesta tersebut, Alis dan Irfendi nyaris tidak pernah terlihat bertemu muka. Sehingga publik mengira, hubungan kedua tokoh benar-benar sedang panasdingin. Tapi kemarin, semua perkiraan publik lenyap. Irfendi dan Alis, sama-sama mengumbar kemesraan, bahkan sempat salam komando di hadapan juru kamera. ”Saya doakan, Uda Alis berhasil

menjalankan amanah masyarakat. Saya juga berdo'a, semoga Uda tetap sehat,” kata Irfendi Arbi kepada Alis Marajo di hadapan Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi dan sejumlah undangan. Alis nampak tersenyum, mendengar doa Irfendi. ”Setelah ini, saya lagi ya Da, yang menjadi Bupati,” kelakar Irfendi. Alis pun ikut tersenyum dan menjawab, ”lanjutkan”. Undangan lagi-lagi tertawa. Setelah itu, Irfendi mohon diri dari Alis Marajo karena namanya dipanggil master of ceremony untuk menyumbangkan suara emas. Selepas melantunkan lagu ”Aku Masih Seperti yang Dulu”, Irfendi menyalami keluarga Suwandel dan langsung pulang. Kepada sejumlah wartawan yang ditemuinya selepas pesta, Irfendi menyebut, silaturahminya dengan Alis Marajo tidak putus. ”Mungkin saja sebagian orang menggangap diantara kami, berseberangan secara politik. Tapi percayalah, tak seorang pun di atas bumi ini yang bisa memisahkan hubungan silaturahmi Irfendi Arbi dengan Alis Marajo,” kata Ketua Ikatan Alumni KNPI Kota Padang tersebut. Selain mendoakan Alis berhasil menjalankan kepemimpinan, Irfendi berharap, Alis dan Asyirwan kembali mengajukan anggaran untuk honor garin masjid dan guru TPA/MDA dalam APBD. (frv)

Payakumbuh, Padek— Kontroversi seputar film drama Indonesia berjudul ”Cinta Tapi Beda” nampaknya belum berakhir. Mesti sutradara film tersebut, Hanung Bramantyo, 37, sejak Sabtu (5/1) lalu, sudah menarik film yang dibintangi Agni Pratistha, Reza Nangin, Choky Sitohang, Ratu Felisha dan Jajang C Noer itu dari peredaran, namun kecaman terhadap film yang sudah ditonton 120 ribu masyarakat, tetap mengalir dengan derasnya. Bahkan, Wali Kota Payakumbuh, Provinsi Sumatera Barat, Riza Falepi Datuak Rajo Ka Ampek Suku, terang-terangan melarang film "Cinta Tapi Beda" diputar ataupun ditayangkan di kotanya, karena diyakini bisa menimbulkan gejolak di tengah masyarakat. "Kami akan keluarkan edaran, kepingan CD Film Cinta Tapi Beda, tidak boleh beredar di Payakumbuh,” tegas Riza Falepi kepada wartawan, Minggu (6/ 1) siang. Riza menyebut, film "Cinta Tapi Beda" yang soundtracknya diambil dari 3 buah lagu, yakni lagu Melebur Beda (The Finest Tree), lagu Syahadat Cinta (Chandra Malik feat: Hendri Lamiri, John paul Ivan, Dik Doang), dan lagu Perbedaan (Hendra Abeth), sangat mengusik perasaan masyarakat Minangkabau di manapun berada, khususnya masyarakat Minangkabau di Kota Payakumbuh. ”Film Cinta Tapi Beda itu diduga kuat menyimpang dari

falsafah hidup Minangkabau, memutarbalikkan fakta dan memojokkan masyarakat Minangkabau yang kental dengan Islam. Jika dibiarkan beredar atau diputar pada bioskopbioskop, akan membuat hati masyarakat Minang terluka. Karena, cerita yang dibuat sutradaranya, tidak sesuai dengan budaya Minang,” kata Riza Falepi. Disebutkan Riza Falepi, dalam film ”Cinta Tapi Beda” dengan produser Raam Punjabi, diangkat kisah cinta sepasang anak muda berbeda keyakinan, bernama Cahyo dan Diana. Adapun Cahyo, dikisahkan sebagai cowok ganteng asal Yogya, bekerja sebagai chef di Jakarta. Ia anak pasangan Fadholi dan Munawaroh, keluarga muslim yang taat beribadah. Sedangkan Diana, dikisahkan sebagai gadis asal Padang Perempuan berparas sangat Indonesia, mahasiswa jurusan seni tari. Ia tinggal bersama om dan tantenya di Jakarta. Keluarga Diana penganut Katolik taat. Cahyo dan Diana bertemu di pertunjukan tari kontemporer di Jakarta. Mereka memutuskan berpacaran walaupun berbeda keyakinan. Mereka bahkan serius melanjutkan hubungan hingga jenjang pernikahan. Diana was-was ketika Cahyo mengajaknya menemui orangtuanya. Ibu Cahyo bisa memahami cinta anaknya, tapi tidak Pak Fadholi. Sampai kapan pun Pak Fadholi tidak akan merestui Cahyo. Bila Cahyo memaksa, Pak Fadholi memilih memutus ikatan tali keluarga. Ternyata tidak mudah bagi Cahyo dan Diana menjalani cinta beda keyakinan. Ibu Diana juga keberatan dengan pilihan putrinya. Kakak-kakak Diana, termasuk om dan tantenya, telah meninggalkan keyakinan mereka. Ibu Diana memaksa Diana mengikuti kehendaknya. Itu sebabnya, Diana akhirnya memi-

lih kembali ke Padang dan menerima perjodohan dengan dokter Oka, lelaki pilihan ibunya dan seiman. Ia coba tutup hatinya untuk Cahyo. ”Dari sinopsis film Cinta Tapi Beda tersebut, ada satu hal yang sangat tidak masuk akal. Sutradara atau penulis skenario, mengisahkan Diana, gadis Padang, beragama Katolik. Manalah ada, orang Minang yang tidak beragama Islam. Kita sungguh pingin tahu, dari mana sutradara film mendapatkan ide cerita seperti itu,” kata Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi. Senada dengan Riza Falepi, Ketua Umum Lembaga Kerapatan Adat Alam Minangkabau (LKAAM) Kota Payakumbuh Indra Zahur Datuak Rajo Simarajo dan Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Payakumbuh Haji Mismardi, juga terang-terangan, meminta film ”Cinta Tapi Beda”, benarbenar ditarik dari peredaran. ”Jangan sampai ada yang beredar atau diputar lagi, apalagi di Payakumbuh,” kata mereka. Menurut Indra Zahur dan Mismardi, film Cinta Tapi Beda, sangat tidak sesuai dengan ajaran adat Minang. ”Sejak leluhur kita mengajarkan nilai-nilai kehidupan, beragama, berkorong berkampung, nilai-nilai Islam tetap melekat dalam ajaran adat Minang. Artinya, orang Minang itu adalah kaum muslim dan muslimah, pemeluk Islam. ”Kalau ia tak beragama Islam, itu bukan orang Minang. Kami takut, film ini akan merusak sendi-sendi adat dan budaya masyarakat Minang dalam berkehidupan sehari-hari yang sangat menjaga hubungan antar sesama. Kami mencurigai, ada keinginan terselubung dari orang-orang yang ikut mendukung film tersebut ditayangkan. Misalnya, ingin menghancurkan adat dan budaya masyarakat Minang," kata Indra Zahur dan Buya Mismardi. (*)

Warga , Apresiasi Anggota DPRD Limapuluh Kota, Padek— Masyarakat Nagari Sungaibaringin, Kecamatan Akabiluru, Kabupaten Limapuluh Kota, Provinsi Sumbar, mengapresiasi anggota DPRD Limapuluh Kota dari Fraksi Partai Golkar Hj Yasmiarti Yanis yang sudah memperjuangkan pembangunan jalan lingkung sepanjang 600 meter, penghubung Jorong Kototangah, Jorong Lareh Nan Panjang dan Jorong Guguak. Wali Nagari Sungai Beringin, Bachril Baheram, menyebutkan, pembangunan jalan lingkungan untuk akses pertanian ini, sebenarnya sudah mulai direncanakan sejak 2002 silam. Kepala daerah yang kala itu dijabat Bupati Limapuluh Kota, Alis Marajo, juga sempat berpartisipasi membantu pelaksanaannya. Setelah melalui beberapa tahap pengerjaan, pembangu-

Yasmiarti Yanis nan jalan lingkar itu akhirnya tuntas dikerjakan pada 2012, setelah dibantu melalui dana aspirasi anggota DPRD Fraksi Golkar, Yasmiarti Yanis. Dana aspirasi Dewan dari Daerah Pilihan (Dapil) 1 wilayah Kecamatan Payakumbuh ini yang terserap, dikatakan, mencapai Rp200 juta. Se-

belumnya pelaksanaannya sempat dilakukan melalui swadaya masyarakat, hingga bantuan Pusat melalui Program PNPM-MP. Namun, karena miminya anggaran pembangunan yang tersalurkan, membuat pengerjaan jalan tersebut molor. Begitu ada bantuan dari Dana Aspirasi tersebut, Pemerintahan Nagari setempat langsung merealisasikannya. ”Kami sangat berterima kasih sekali kepada pemerintah daerah Kabupaten Limapuluh Kota, khususnya kepada Bupati Alis Marajo dan anggota DPRD Fraksi Golkar, Yasmiarti Yanis, yang sudah berpastisipasi membangun jalan lingkar ini. Kita berharap, tuntasnya pembangunan jalan, akan memberi manfaat bagi masyarakat kami, utamanya masyarakat di tiga Jorong," kata Bachril Baheram. (frv)


IKLAN PADEK

16

99 DWT

DIPO

Wisata Transport

Antar Jemput Alamat

Armada PANTHER & TOYOTA KIJANG Melayani : PADANG - PEKANBARU (PP) Jam : 10.00 - 14.00 - 20.00 PADANG Jl. Khatib Sulaiman No.9 Telp. (0751) 7876186, 40149 (Depan STMIK Indonesia) Padang PEKANBARU Jl. Durian No.5 Telp. (0761) 862243, 7032600

Carteran Sesuai Dengan Selera Anda Mengutamakan Keselamatan & Kenyamanan Anda

SENIN „ 7 JANUARI 2013


SENIN 7 JANUARI 2013

IKLAN PADEK

JITU PADEK o t o m o t i f

SUZUKI Mobil Langsung Dibawa Pulang * PICK UP * SPLASH * APV ARENA * NEW SWIFT

DP DP DP DP

7 JT AN 26 JT AN 30 JT AN 35 JT AN

GRATIS

9x

ANGSURAN

DISKON

s/d 25 JT

ERTIGA READY STOCK 085272241265

PatrioMY,A.md

085263111444 235E30F9

INGIN JUAL KENDARAAN ANDA..?? DISINI TEMPATNYA

TOYOTA Avanza E dp 67.012.500 angs Avanza G dp 73.718.400 angs Avanza Veloz dp 79.219.000 angs Innova G dp 107.313.700 angs Rush G dp 90.417.500 angs Yaris E dp 82.046.000 angs

Hubungi bagian penjualan :

085375566119/081374991979 07517855179/ Pin BB : 27EDF1C2

2.641.700 2.909.300 3.128.900 4.250.300 3.575.900 3.241.700

ALJUFRI Auto 2000

BIRO JASA

CV. ST. JAYA

PENGURUSAN : - KENDARAAN BBN BARU - KIR - SIM - PERPANJANGAN STNK - MUTASI KENDARAAN

Cepat & Terpercaya

Siap Antar Jemput

Telp. (0751) 7845455 Fax. (0751) 20493 HP. 0811 66 4040

17

Untuk Informasi Segera Hubungi :

0751 - 778882, FAX. 778883


SOCIETY KANWIL KEMENAG SUMBAR

SENIN 7 JANUARI 2013

Beri Perhatian Besar Pendidikan Agama, Menag Puji Sumbar gubernur, wali kota dan bupati di kemarin (6/1). PEMERINTAH Sumbar ini sudah sangat tepat. Menag mengajak seluruh Provinsi Sumbar Dan ini patut dicontoh daerah pemerintah di Indonesia, meniru dan beberapa lain,” ajak Menag. apa yang sudah dilakukan Sumpemerintah Kepala Kantor Wilayah bar. ”Apa yang telah dilakukan kabupaten dan kota Kementerian Agama Sumbar, mendapat pujian dari Ismail Usman menyatakan, Menteri Agama seluruh rangkaian peringatan HAB (Menag) Surke-67 Kemenag di Sumbar yadharma Ali. berlangsung sukses. ”Kegiatan Menag mengresepsi ini sekaligus puncak apresiasi kepala peringatan HAB ke-67 Kemenag di daerah yang Sumbar,” katanya sembari selama ini memmenyebutkan Kemenag Sumbar berikan perhatian telah melakukan penilaian besar terhadap program Gemmar Mengaji pendidikan keagamaan tingkat Sumbar. (adv) di Sumbar, terutama menyukseskan program Gerakan Masyarakat Maghrib Mengaji (Gemmar Mengaji). Wujud apresiasi itu, Menag memberikan pin penghargaan kepada delapan kepala daerah di Sumbar yakni Bupati Pesisir Selatan, Agam, Padangpariaman, Sijunjung, Tanahdatar, Wali Kota Padang, Pariaman, dan Solok. Penghargaan diserahkan pada acara resepsi Hari Amal Bhakti (HAB) ke-67 Kementerian Agama, di PaKepala Kanwil Kemenag Sumbar, Ismail Usman. ngeran Beach Hotel Padang,

MENTERI Agama Suryadharma Ali.

DALAM ANGKA: Kakanwil Kemenag Ismail Usman melaunching sekaligus menyerahkan buku Kanwil Kemenag Sumbar dalam angka kepada Menag.

PRESTASI: Menag bersama kepala daerah penerima penghargaan program Gemmar Mengaji di Sumbar.

KANTOR TERBERSIH: Menag bersama penerima penghargaan Kantor Kemenag Terbersih tingkat Sumbar.

SEMARAK: Suasana resepsi peringatan Hari Amal Bhakti ke-67 Kemenag di Pangeran Beach Hotel.

PEMBUKAAN: Menag Suryadharma Ali disambut sirih di carano saat menghadiri resepsi HAB ke-67 Kemenag.

PERHATIKAN PENYULUH: Menag Surya Dharma Ali menghadiri pembinaan dan silaturahim penyuluh agama Islam se-Sumbar, di Aula Kanwil Kemenag Sumbar.

PELOPOR: Menag bersama penerima penghargaan Desa Bebas Buta Huruf Alquran di Sumbar.

PARIWARA PEMKO PARIAMAN Mukhlis Rahman Sukses Implementasikan Gemmar Mengaji

SURYA DHARMA ALI

Raih Penghargaan dari Menteri Agama Suryadharma Ali KOMITMEN Wali Kota Pariaman Mukhlis Rahman dalam meningkatkan kehidupan keberagamaan di kota tabuik menuai sukses. Berawal dengan lahirnya Perda No 6 Tahun 2009 tentang Baca Tulis Alquran, Pemko Pariaman mewajibkan setiap anak di Kota Pariaman pandai baca tulis Alquran. Kebijakan ini direalisasikan dengan membuat aturan, setiap anak yang menamatkan pendidikan SD, wajib memiliki sertifikat pandai baca tulis Alquran, untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan berikutnya, SLTP sederajat. Begitu seterusnya hingga ke jenjang pendidikan SLTA. Hal itu berdampak positif terhadap masyarakat Kota Pariaman. Orangtua berbondong-bondong memotivasi anak-anak mereka untuk mempelajari ilmu agama lewat MDA dan TPA yang ada di masjid dan surau di Kota Pariaman. Hingga saat ini jumlah murid MDA/TPA yang tersebar di 86 masjid/surau mencapai 12.500 orang lebih. ”Kebijakan ini sudah berlangsung sejak tahun 2009 lalu, sehingga kami sebagai pemimpin makin bersemangat saat Kakan Kemenag Sumbar meluncurkan Gerakan Masyarakat Maghrib Mengaji di Kota Pariaman, karena program ini saling mendukung dengan program agama yang diluncurkan Kota Pariaman sebelumnya,” ujar Mukhlis Rahman kepada Padang Ekspres usai menerima Penghargaan Pelopor

PRESTASI: Menag Surya Dharma Ali menyematkan pin ke Wako Pariaman Mukhlis Rahman. Implementasi Gerakan Masyarakat Maghrib Mengaji dari Menag Suryadharma Ali di Pangeran Beach Hotel Padang, kemarin. Saat itu ada delapan kota dan kabupaten di Sumbar yang meraih penghargaan tersebut, yakni Kota Pariaman, Kota Padang, Kota Solok, Kabupaten Pesisir Selatan, Agam, Padangpariaman, Tanahdatar dan Sijunjung. Penyerahan penghargaan disaksikan Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, Kepala Kakan Kemenag Sumbar Ismail Usman, serta sejumlah tokoh agama lainnya. Keberhasilan dalam merespons cepat gerakan maghrib mengaji yang berbuah penghargaan dari Menag tersebut makin memotivasi Wako Pariaman untuk mendukung aktivitas keaga-

PROGRAM KEBERAGAMAAN PEMKO PARIAMAN Alokasi APBD untuk Kegiatan Keagamaan 2010 : Rp 1,4 miliar 2011 : Rp1,8 miliar 2012: Rp 1,7 miliar 2013: Rp3,4 miliar Tahun 2010 2011 2012

Perkembangan MDA/TPA Kota Pariaman Jumlah MDA/TPA Jumlah Guru 71 MDA/TPA 320 orang 82 MDA/TPA 380 orang 86 MDA 410 orang

Jumlah Murid 5230 orang 7840 orang 12.000 orang

APRESIASI: Wako Pariaman Mukhlis Rahman menerima ucapan selamat Menag Suryadharma Ali.

FOTO BERSAMA: Wako Pariaman Mukhlis Rahman bersama bupati dan wali kota peraih penghargaan, serta Menag dan Gubernur Sumbar. maan di Kota Pariaman. Dengan memberi alokasi berimbang untuk kegiatan keagamaan. Untuk tahun 2013 ini anggaran di Bagian Kessos yang sebagian besar untuk kegiatan keagamaan mencapai Rp3,4 miliar. Jauh lebih tinggi dibandingkan tahun 2012 sebesar Rp1,7 miliar. Dengan anggaran tersebut, Wako berencana menaikan insentif untuk guru mengaji MDA/TPA 100 persen lebih tinggi dibandingkan tahun 2012. Di tahun 2013, insentif/ honor guru mengaji mencapai Rp300 ribu perbulan, sebe-

lumnya Rp150 ribu perbulan. Sebab guru merupakan ujung tombak kesuksesan dalam pelaksanaan program ini. Meski terbilang sukses mengaplikasikan gerakan Gemmar Mengaji, Mukhlis Rahman dalam berbagai kesempatan tak bosan-bosan mengingatkan orangtua dan anakanak untuk senantiasa menjalankan kegiatan maghrib mengaji. Terutama orangtua selaku panutan bagi anakanaknya, memimpin, mengajak anak-anak untuk mengaji usai shalat maghrib.

”Semakin baik kalau mengaji juga dilaksanakan setiap subuh. Sebab dengan mengawali kegiatan dengan mengaji, pikiran akan terbuka dan orang akan bersemangat untuk melaksanakan aktivitas selanjutnya, sehingga setiap orang bisa menjadi lebih produktif,” ujar Mukhlis Rahman. Jadi Panutan Sementara itu Menteri Agama Suryadharma Ali memberikan apresiasi kepada wali kota dan bupati yang berhasil menerapkan gerakan maghrib mengaji di wilayahnya.

Sebab di saat kondisi masyarakat mulai berubah, yang menyebabkan degradasi moral, agama menjadi benteng utama mengatasi perubahan itu. Sehingga gerakan maghrib mengaji sangat penting untuk terus diaplikasikan di tengah masyarakat. Apalagi warga Minangkabau terkenal dengan falsafah hidup ABS-SBK. ”Wali kota dan bupati yang meraih penghargaan bisa menjadi panutan dalam pelaksanaan gerakan maghrib mengaji. Karena telah mengalokasi anggaran APBD un-

tuk kegiatan keberagamaan. Semoga di masa datang bisa menjadi pelopor untuk mengubah aturan yang mendiskriminasikan pendidikan agama formal,” ujarnya. Hal ini karena ia melihat masih ada daerah di Indonesia yang mensekulerisasikan APBD dengan mengharamkan APBD untuk pendidikan agama. Sehingga menurutnya aturan yang melarang pembiayaan pendidikan agama adalah aturan keliru. Tak salah jika ia memberikan apresiasi terhadap bupati dan wali kota yang memberikan alokasi APBD untuk kegiatan keagamaan. Gubernur Sumbar Irwan Prayitno juga memberikan apresiasi kepada Wali Kota Pariaman Mukhlis Rahman bersama wali kota dan bupati lainnya yang berhasil menerapkan gerakan maghrib mengaji. Mereka dinilai telah mampu mengaplikasikan gerakan ini dan menuangkan dalam kebijakan berupa Perda pendukung pelaksanaan kegiatan itu. Maka, gerakan maghrib mengaji mendapat dukungan dana pelaksanaannya di setiap daerah. Ia berharap seluruh daerah bisa merealisasikan kegiatan itu. (nia)

CMYK

18


CMYK

PRO-SUMBAR

SENIN 7 JANUARI 2013

19

Curi Motor, 3 Remaja Diringkus NENENGSIH redaksi@padangekspres.co.id

ANTUSIAS

Kisah cinta presiden ke-3 Indonesia, BJ Habibie sangat mengundang rasa ingin tahu Masyarakat Sumbar. terlihat antrian warga untuk membeli tiket film Ainun Habibie di Bioskop Raya Padang.

LINTAS SUMBAR Syafrizal Ketua KAN Painan Painan, Padek—Syafrizal Datuak Nan Batuah terpilih sebagai Ketua Kerapatan Adat Nagari (KAN) Painan 2013-2018. setelah mengantongi 22 suara dari 32 suara dan berhasil mengungguli 4 calon kandidat ketua KAN lainnya, kemarin. Ada lima kandidat yang ikut dalam bursa pencalonan ketua KAN tersebut, yaitu Syafrizal Datuak nan Batuah, Afrizal Datuak Rangkayo Baso, Erwanto Datuak Sampono Kayo, Yurnalis Datuak Suri Marajo dan Yusrizal Datuak Kando Rajo. Dalam pemilihan calon KAN itu dihadiri oleh 13 ninik mamak, 13 imam khatib,3 bundo kandung dan 3 cadiak pandai serta generasi muda. Mundurnya Ketua KAN Painan yakni Bakrie Zubir Datuak Rajo Mangkuto dikarenakan sakit. (ayu)

IST

JARING CALEG : Ketua Tim Komunikasi DPD Gerindra Sumbar, Hidayat menjelaskan pendaftaran bakal calon legislatif untuk masyarakat umum dimulai 7 Januari hingga 7 Februari 2013

Gerindra Buka Pendaftaran Bacaleg Padang, Padek—Hari ini, Senin (7/1), DPD dan DPC Partai Gerindra se-Sumbar mulai membuka pendaftaran untuk Bakal Calon Legislatif (bacaleg) hingga 7 Februari mendatang. Kesempatan itu terbuka luas untuk semua kalangan untuk mengabdikan diri memperjuangan aspirasi masyarakat untuk kemajuan daerah dan kesejahteraan masyarakat. Hal itu diungkapkan Ketua Tim Komunikasi DPD Gerindra Sumbar, Hidayat di kantor DPD Gerindra, Sabtu (5/1). Disebutkan, mulai 7 Januari itu bacaleg bisa mengambil formulir pendaftaran dan menyerahkannya kembali paling lambat 7 Februari di masing-masing kantor sekretariat DPC dan DPD Gerindra Sumbar. Bacaleg tersebut harus bersedia dan memiliki komitmen menjalankan program Partai Gerindra yang menolak paham kapitalisme dan menciptakan pemerataan ekonomi yang mandiri dan tak bergantung kepada negara lain. Syarat pendaftaran cukup sederhana WNI dengan berumur 21 tahun lebih, pendidikan minimal SMA, bersedia bekerja penuh waktu, serta bersedia untuk tidak rangkap jabatan sebagai pejabat negara lainnya, pengurus Badan Usaha Milik Negara (BUMN) serta badan lain yang bersumber dari keuangan negara. Kemudian yang tak kalah penting, tak cacat moral dan hukum. Pada tempat yang sama, Wakil Ketua DPD Partai Gerindra Sumbar Hanafi Zein mengatakan, Bagi yang telah mendaftar memenuhi persyaratan, maka dilakukan verifikasi atau pengecekan langsung bacaleg tersebut ke lapangan untuk dinilai. Bila mereka layak berdasarkan penilaian yang dilakukan oleh Badan Pemenang Pemilu (Bapilu) maka direkomendasikan ke Dewan Pimpinan Pusat (DPP) untuk menetapkan bacaleg tersebut sebagai caleg. (ek)

9 Izin Investasi Dicabut... Sambungan dari hal. 20 Sedangkan perusahaan asal Swiss tertarik berinvestasi di bidang persampahan di Payakumbuh. “Kedatangan mereka ke sini, tentu tak terlepas dari usaha kami mempromosikan kekayaan sumber daya daerah,” ucapnya. Data BPM Sumbar, realisasi investasi tahun 2012 meningkat dibanding tahun 2011, mencapai Rp 5,803 tri-

liun. Terdiri dari PMA sebesar Rp 453,253 miliar, PMDN sebesar Rp 132,304 miliar, kabupaten/kota Rp 5,217 triliun. Total tenaga kerja yang terserap 34.916 orang dengan 2.182 unit usaha. Sedangkan realisasi investasi tahun 2011 sebesar Rp 4,9 triliun. Terdiri dari PMA sebesar Rp 621, 841 miliar, PMDN Rp 1,678 triliun, kabupaten/kota Rp 2,618 triliun. Total tenaga kerja yang direkrut 8.759 orang dengan 5.500 unit usaha. (ayu)

Dharmasraya Butuh Perubahan Datuk Sunggono: Angkat Ekonomi Masyarakat Padang, Padek—Hari ini (7/ 1) menjadi momen spesial bagi Kabupaten Dharmasraya. Sembilan tahun lalu kabupaten pemekaran dari Kabupaten Sijunjung ini resmi berdiri. Sejumlah tokoh masyarakat setempat berharap momen spesial ini bisa dimanfaatkan pemkab dan masyarakat guna membuat perubahan mendasar di lapangan. Demikian diutarakan mantan Wali Kota Jakarta Utara yang juga tokoh masyarakat Dharmasraya Syafruddin Putra Dt Sunggono dan Ketua LKAAM Sumbar M Sayuti Dt Rajo Pangulu secara terpisah kepada Padang Ekspres, di Padang kemarin (6/1). Mereka menilai perbaikan mendasar multak dilakukan. “Selaku pintu gerbang Sumbar dari bagian Selatan dan berbatasan langsung dengan Provinsi Jambi, mau tak mau perlu segera dilakukan perubahan–perubahan men-

dasar. Selain orang bisa merasakan kehadiran Dharmasraya, juga mampu mengangkat perekonomian masyarakat setempat,” papar Datuk Sunggono. Yang mendesak dibenahi adalah pembangunan infrastuktur seperti jalan dan jembatan. Sehingga, ketika orang memasuki Dharmasraya, merasakan ada perubahan. Kedua, menggali potensi yang belum termanfaatkan maksimal. Termasuk mengatur tata ruko di hampir seluruh pinggir jalan di Dharmasraya. “Harusnya ruko-ruko itu diatur sedemikian rupa, sehingga tertata rapi dan enak dipandang mata,” kata ninik mamak Pulaupunjung ini. Intinya, pada poin kedua ini, pemkab maupun masyarakat bisa benar-benar memanfaatkan letak strategis Dharmasraya. Bagaimana juga, kata Datuk Sunggono, kendati Dharmasraya dianggap daerah petrodollar, persoalan kemiskinan masih membelenggu kabupaten yang dipimpin Adi Gunawan ini. “Ini bisa dilihat dari kemampuan masyarakat memenuhi kebutuhan makan minimal 3

kali sehari, berobat ke dokter, konsumsi protein, penggangguran, dan tidak bisa mencicipi pendidikan lebih lanjut,” kata alumni APDN Sumbar. Lantas apa perlu dilakukan? Datuk Sunggono melihat ada beberapa hal bisa dilakukan; pertama, tingkatkan mutu pendidikan, meningkatkan keterampilan masyarakat, hidupkan lagi sumber ekonomi alami dan lainnya. Sekarang, tambahnya, pemerintah daerah perlu menyadari bahwa masyarakat sekarang banyak menuntut sesuatu bersifat instan. Biarpun tak mudah pemerintah daerah bersama perangkatnya perlu menyikapi itu seiring makin majunya demokrasi, termasuk membuat program. “Terkadang pemerintah beranggapan proyek itu bagus, namun masyarakat menilai sebaliknya,” imbaunya. Di sisi lain, M Sayuti Datuk Pangulu berharap sama. “Kita berharap roda pemerintah di Dharmasraya berjalan efektif dan terhindar dari konflik. Apalagi kita mengetahui, namanya konflik itu pastilah menyengsarakan masyarakat,” imbaunya. (rdo)

8 Daerah Peduli Gemmar Mengaji Sambungan dari hal. 20 Pada kesempatan itu, juga diberikan penghargaan kepada tujuh kantor Kemenag kabupaten/kota terbersih di Sumbar. Ketujuh Kemenag itu Bukittinggi, Payakumbuh, Pasaman, Padangpanjang, Solok Selatan, Kabupaten Solok, dan Limapuluh Kota. Acara tersebut juga dihadiri Gubernur Sumbar, Dirjen Bimas Islam Kemenag, Staf Ahli Menag, beberapa wali kota/ bupati, anggota DPR dari Fraksi PPP, Kepala Kantor Kemenag

se-Sumbar, Balai Diklat, IAIN, dan Forum Komunikasi Pensiunan Kemenag Sumbar. Gubernur Irwan Prayitno menegaskan, program Gemmar Mengaji sangat bagus untuk pembinaan karakter masyarakat, sehingga perlu terus disosialisasikan. Kepala Kantor Wilayah Kemenag Sumbar, Ismail Usman menjelaskan, implementasi program Gemmar Mengaji di Sumbar dicanangkan di Pesisir Selatan. Wako Padang, Fauzi Bahar mengaku bangga dan senang atas prestasi tersebut. “Ini jerih

payah seluruh elemen masyarakat Padang yang selama ini bersungguh-sungguh melakukan berbagai kegiatan keagamaan. Salah satunya Magrib Mengaji, program dari Menteri Agama,” kata Fauzi Bahar, kepada Padang Ekspres, kemarin. Fauzi mengatakan, keberhasilan ini akan terus dikembangkan di 104 kelurahan. “Nantinya akan melibatkan majelis taklim, guru-guru TPA, TPSA dan tokoh-tokoh keagamaan di Kota Padang dan organisasiorganisasi kemasyarakatan lainnya,” ujarnya. (bis/ek)

Hama Tikus Serang Solok Sambungan dari hal. 20 “Hama tikus ini disebabkan kurang bersihnya lahan sawah. Misalnya saluran air dan pematang sawah. Ini sangat bergantung kesadaran petani menjaga kebersihan sawah mereka,” ulas Arzal. Arzal memberi beberapa kiat mengatasi hama tikus. “Pertama, tanda-tanda ada tikus bisa dilihat dari jejaknya, kotoran, dan bekas gigitan. Jika ada, segera lakukan upaya pengendalian secara dini,” sarannya ketika dihubungi Padang Ekspres, tadi malam. Langkah-langkah penanganan adalah mencari bambu bekas sepanjang 2,5 meter. Bambu itu dilubangi kemudian diletakkan di tengah sawah. “Biasanya jam 11, saat panas terik, tikus akan mencari tempat berlindung dan akan masuk

ke bambu itu. Nah, jam 11 kita tutup ujung bambu dan masukkan ke karung,” ulasnya. Selain itu, jelasnya, bisa juga dengan cara menutup semua lobang di sawah dengan lumpur basah pada sore hari. “Kemudian cek pada paginya. Bila berlobang lagi, bisa dipastikan ada tikus. Segera lakukan pengasapan dengan asap belerang atau umpan beracun,” jelas Arzal. Arzal menjelaskan, sepasang tikus bisa berkembang menjadi 2.000 ekor dalam sekali musim tanam. “Apabila petani tidak bisa menanggulangi, laporkan pada Dinas Pertanian setempat. Tidak bisa juga, tim brigadir perlindungan tanaman dari BPTPH akan turun membantu petani,” ujarnya. Menyikapi persoalan ini, Ketua DPRD Kabupaten Solok, Syafri Dt Siri Marajo, meminta Dinas Pertanian Perikanan dan

Peternakan segera turun ke lapangan dan menentukan langkah-langkah tepat yang harus dilakukan. “Sebagai daerah penghasil beras ternama, seharusnya ini menjadi perhatian utama Pemkab Solok. Ini sudah mewabah, Dinas Pertanian harus cepat tanggap dan turun ke lapangan,” kata Syafri. Ketua Serikat Petani Indonesia (SPI) Sumbar, Sukardi Bendang mengatakan, permasalahan hama disebabkan sistem tanam yang tidak serentak. “Jadi, sebetulnya bisa diatasi dengan sistem tanam serentak. Minimal dilaksanakan di masing-masing nagari, atau kecamatan. Selain itu, pertanian organik dan ber-kelanjutan juga terbukti ampuh mengatasi hama. Sayangnya, pertanian organik di Sumbar belum maksimal,” katanya. (t/ad)

Curiga melihat gelagat anak muda itu, aparat yang bertugas di SPBU langsung mengejar pelaku ke arah Mudiaklolo

Nasirwan tancap gas dengan motor curiannya. “Curiga melihat gelagat anak muda itu, aparat yang bertugas di SPBU langsung mengejar pelaku ke arah Mudiaklolo,” jelas Kapolsek Sungaipagu, Nasirwan. Dalam pengejaran itu, motor pelaku kehabisan bensin. Dengan sigap polisi pun meringkus pelaku. Ketika diperiksa, tersangka RA bernyanyi bahwa aksi itu dilakukan bersama dua rekannya. Di bawah koordinasi Kapolsek Sungaipagu, Nasirwa, puluhan anggotanya menyebar ke sejumlah lokasi pelarian para pelaku. Kedua tersangka akhirnya ditangkap di Jorong Sungaidurian, Pauhduo. Kini, ketiga remaja itu mendekam di tahanan Mapolsek Sungaipagu. (*)

Pelaku Penggelapan Kerja di Ladang Sawit Padangpanjang, Padek— Setelah menghilang selama 3 bulan, tersangka penggelapan motor, RC, 40 dan EK, 24, diringkus aparat Polresta Padangpanjang di Kampung Jao, Silaing Atas, akhir pekan lalu. RC dan EK diringkus setelah melakukan penggelapan ranmor jenis Yamaha Mio BA 3863 LP milik Ariyanto warga Kelurahan Kampung Jambak sejak September 2012 lalu. Awalnya, polisi hanya menangkap RC, ayah tiga anak yang meminjam motor korban pada September lalu. Dari hasil pemeriksaan terhadap RC, polisi kemudian meringkus EK, yang diketahui membantu RC menggelapkan motor tersebut kepada seseorang di Payakumbuh. “Motor awalnya saya pinjam untuk selama seminggu. Kemudian kepada EK saya bertanya kepada siapa bisa digadaikan agar utang EK pada mertuanya Rp 500 ribu bisa segera dilunasi. Sementara sisanya Rp 2,5 juta kami bagi dua,” terang RC di ruangan Kasat Reskrim AKP R Rahmad

Natun, kemarin siang. Sementara EK mengaku pada awalnya tidak mengetahui ranmor tersebut milik seseorang dengan modus dipinjam RC. “Saya baru mengetahui ranmor tersebut milik teman RC, setelah berhasil digadaikan. Itu pun setelah uang gadai dibagi dua,” tutur EK. Kasat Reskrim AKP R Rahmad Natun menyebut RC sudah merupakan target operasi (TO) jajaran Polres Padangpanjang sejak tiga bulan lalu, setelah ada laporan dari korban sekitar September 2012 lalu. RC usai melancarkan aksi penggelapan, melarikan diri ke Koto Baru Bulian, Dharmasraya. RC berhasil diringkus setelah yang bersangkutan diketahui pulang ke kediamannya di Kampung Jao. “Selama pelariannya, RC mengaku berprofesi sebagai buruh kebun karet di Dharmasraya. Sejak buron, pihak kepolisian juga pernah melakukan pengepungan rumah tersangka,” tutur Natun didampingi Kanit Opsnal Intel Reskrim Aiptu Irnal. (wrd)

Hasil Mediasi Gubernur... Sambungan dari hal. 20 Minggu (6/1), Gubernur kembali mengadakan pertemuan dengan DPRD Solsel di Gubernuran selama 1 jam, hingga pukul 15.45. Dalam pertemuan itu, kedua belah pihak masih bersikukuh dengan pendapat masingmasing terkait munculnya dua versi APBD 2013 tersebut. Karena itu, Gubernur memutuskan untuk membentuk tim khusus memediasi polemik ini yang diketuai Sekprov Ali Asmar. Tim tersebut beranggotakan Asisten I Bidang Pemerintahan dan Biro Pemerintahan Setprov Sumbar. Ketika dikonfirmasi, Gubernur Sumbar Irwan Prayitno membenarkan telah melakukan proses mediasi antara Pemkab dan DPRD Solsel. “Tim masih mencari solusi terhadap penyelesaian dua versi APBD 2013 Solsel ini,” ujarnya kemarin sore (6/1). Secara terpisah, Bupati Muzni Zakaria membenarkan telah bertemu Gubernur Sumbar Irwan Prayitno.” Kami sudah sampaikan apa yang menjadi dasar kami, hingga perbup tersebut diusulkan,” ucapnya. Ketua DPRD Solsel Khai-

runas ketika dihubungi via ponsel kemarin, mengaku baru saja usai bertemu dengan Gubernur. “Baru saja kami diterima Gubernur. Kemarin (5/1) kami hanya diterima Sekda, sekarang barulah kami diterima Gubernur,” katanya. Ia berharap APBD 2013 yang diakui gubernur yang menggunakan perda, bukan melalui peraturan bupati. Namun begitu, Khairunas juga menyampaikan permohonan maaf pada Bupati Solsel jika ada sikap DPRD kurang berkenan. “Kami di DPRD pun telah memaafkan Pemkab jika ada sikap Pemkab yang tidak berkenan. Mari kita bicarakan bersama lagi. Ini untuk kepentingan bersama. Persoalan ini tentunya tak akan selesai lewat perda atau perbup saja. Dampaknya nanti bisa akan mengganggu stabilitas daerah. Saya berharap Bupati Solsel mau duduk bersama lagi,” ujarnya. Khairunas berharap gubernur mau memfasilitasi pertemuan DPRD dan Pemkab Solsel. “Kami berharap gubernur mau memediasi. Mudah-mudahan dalam waktu dekat, bupati (Solsel) bersedia duduk bersama lagi,” katanya. (*)

CMYK

HUDA/PADEK

Solsel, Padek—Tiga tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di Jorong Aiabatu, Nagari Pulakek Koto Baru, Kecamatan Sungaipagu, Solok Selatan ditangkap anggota Polsek Sungaipagu, kemarin (6/1). Ketiga pelaku yang masih remaja itu, masing-masing berinisial RA, 17, asli Muarolabuah, dan dua dari Pekanbaru berinisial PR, 15, dan DM, 15. Ketiganya mencuri motor Yamaha Mio dengan nomor polisi BA 3563 YF milik Basrial, 48, warga Aiabatu. Pencurian berawal ketika Basrial berkunjung ke rumah Rian Aditia alias Tias di Aiabatu. Belum sampai lima menit di rumah Tias, motor yang diparkirnya di halaman rumah Tias raib. Untunglah seorang pemuda melihat aksi ketiga remaja membawa motor itu. Pemuda yang enggan disebutkan namanya ini, lalu mengejar ketiga pelaku hingga ke SPBU. Ketika itu, salah seorang di antara pelaku tampak tergesa-gesa mengisi bensin. Karena gugup, tersangka


20

CMYK

PRO-SUMBAR

SENIN „ 7 JANUARI 2013

SY RIDWAN/PADEK

PEDULI PENDIDIKAN AGAMA: Menteri Agama RI Suryadharma Ali berfoto bersama kepala daerah penerima penghargaan peduli Gemmar Mengaji, Gubernur Sumbar Irwan Prayitno dan Kakanwil Kemenag Sumbar, Ismail Usman,

8 Daerah Peduli Gemmar Mengaji

Padang, Padek—Delapan kabupaten/kota di Sumbar mendapatkan penghargaan dari Kementerian Agama RI karena dinilai peduli menyukseskan program Gerakan Masyarakat Maghrib Mengaji

(Gemmar Mengaji) di Sumbar. Menteri agama (Menag) Suryadharma Ali menyematkan langsung pin penghargaan itu pada kedelapan kepala daerah pada acara resepsi Hari Amal

Bhakti (HAB) ke-67 Kementerian Agama di Pangeran Beach Hotel, kemarin (6/1). Delapan kabupaten/kota tersebut; Kabupaten Pesisir Selatan, Agam, Padangparia-

man, Sijunjung, Tanahdatar, Padang, Pariaman, dan Solok. Kabupaten Pesisir Selatan diberi penghargaan karena dianggap sukses menjadi desa pelopor Gemmar Mengaji. Se-

dangkan tujuh kabupaten/kota lainnya dianggap sukses karena berhasil mengimpelementasikan program Gemmar Mengaji. Baca 8 Daerah...Hal 19

Hasil Mediasi Gubernur Nihil Tim Khusus Tangani Kisruh Bupati-DPRD Solsel YULICEF ANTHONY/PADEK

TERANCAM HAMA: Sejumlah buruh tani di Nagari Sumani, Kecamatan X Koto Singkarak membersihkan rumput liar parasit dan menyisip tanaman yang lowong akibat hama. Sepekan terakhir hama tikus menggerogoti tanaman padi.

Hama Tikus Serang Solok Solok, Padek—Puluhan hektare sawah di Kecamatan Kubung dan X Koto Singkarak diserang hama tikus.

Akibatnya, musim tanam kali ini terancam puso atau gagal panen. Djanuardi, 45, misalnya. Sawahnya seluas 4 hektare di Nagari Sumani, Kecamatan X Koto Singkarak, diserang hama tikus sejak usia padi 2 bulan. Akibatnya, hampir separuh padinya rusak meski telah disemprot pestisida dan pupuk perangsang pertumbuhan.“Bila tidak teratasi, kami bisa gagal

panen seperti tahun lalu. Kami berharap betul instansi terkait membantu mengatasinya,� kata Djanuardi. Kepala Balai Perlindungan Tanaman Pangan dan Hortikultura (BPTPH) Sumbar, Arzal membenarkan hama tikus menyerang padi hampir di semua kecamatan di Sumbar.

GUSTI A YU GA YATRI AYU GAY redaksi@padangekspres.co.id Padang, Padek—Kisruh penetapan APBD 2013 antara Pemkab dan DPRD Solok Selatan disikapi serius Pemprov Sumbar. Sabtu (5/1), Gubernur Irwan Prayitno bersama

Tim masih mencari solusi terhadap penyelesaian dua versi APBD 2013 Solsel ini Irwan Prayitno tim khusus melakukan pertemuan dengan Bupati Solsel Muzni Zakaria dan dengan

DPRD Solsel di Gubernuran kemarin (6/1). Namun, pertemuan tersebut belum menghasilkan keputusan. Sumber Padang Ekspres menyebutkan, Gubernur sengaja belum mempertemukan kedua belah pihak karena dinilai belum tepat momennya. Pertemuan dengan Bupati Muzni Zakaria, Gubernur didampingi tim khusus pada Sabtu (5/1) pukul 14.00. Pada hari yang sama, sekitar pukul 16.00, Sekprov Ali Asmar bertemu dengan Ketua DPRD Solsel Khairunas. Baca Hasil...Hal 19

Baca Hama...Hal 19

9 Izin Investasi Dicabut BPM Sumbar

Grafis: Eko

dimohonkan perusahaan tersebut.“Permohonan penca-

butan izin 9 perusahaan itu telah disampaikan ke Badan

Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) RI,� ujarnya. Sembilan perusahaan itu sebagian besar PMDN. Namun, Masrul enggan menyebut nama perusahaannya. Masrul mengatakan, investor asal Turki dan Swiss akan datang ke Sumbar pada Januari 2013. Perusahaan asal Turki tertarik untuk berinvestasi di bidang geothermal di Kabupaten Pasaman Barat (Gunung Talamau) dan Agam (Gunung Tandikek). Baca 9 Izin...Hal 19

CMYK

Padang, Padek—Badan Penanaman Modal (BPM) Sumbar mencabut izin sembilan perusahaan penanaman modal dalam negeri (PMDN) dan penanaman modal asing (PMA), karena tak kunjung mena namkan modal di Sumbar. Bila tidak dicabut izinnya, keberadaan 9 perusahaan itu justru akan menghalangi masuknya investasi di sektor yang sama. Kepala BPM Sumbar, Masrul Zein mengatakan, pencabutan izin 9 perusahaan itu setelah diketahui tidak ada aktivitas investasi di lokasi yang


TOTAL SPORT 2

Ba Menawan, Torres Terancam FERNANDO Torres membutuhkan 14 laga atau 732 menit untuk mencetak gol pertamanya bagi Chelsea seusai diboyong dari Liverpool Januari 2011. Catatan itu jelas sangat bertolak belakang dengan Demba Ba, striker yang baru diboyong Chelsea dari Newcastle United Jumat lalu (4/1). Ba hanya butuh 35 menit untuk memper sembahkan gol pertamanya bagi Chelsea. Ba menorehkannya dalam laga debutnya atau saat menghadapi Southampton di St Mary’s Sabtu malam WIB (5/1). Striker asal Senegal itu bahkan mencetak gol kedua (menit ke-61) dalam laga yang dimenangi Chelsea 5-1 tersebut. Dengan performa menawan yang ditunjukkan Ba, muncul pertanyaan terkait nasib Torres. Dalam laga tersebut, Torres memang sengaja diistirahatkan oleh pelatih Chelsea Rafael Benitez. Tapi, tidak menutup kemungkinan, El Nino -sebutan Torres- bisa lebih sering di bench karena kalah bersaing dengan Ba. Hanya, Benitez memiliki penilaian tersendiri. Benitez menga-

takan, Ba dan Torres tidak harus berebut satu tempat, melainkan bisa turun starter bersamaan. Benitez mengacu Ba yang ketika di Newcastle bertandem serasi dengan kompatriotnya, Papiss Cisse. ”Ba dan Torres bisa bermain bersama seperti Ba dengan Cisse. Ba adalah pemain yang pintar. Kontribusinya dan pergerakannya sangat bagus dan sejalan dengan strategi kami,” kata Benitez kepada London 24. Selain Ba, Frank Lampard juga bermain apik melawan Southampton sekalipun hanya turun 35 menit. Lampard menyumbang gol terakhir Chelsea lewat penalti sekaligus menjadi gol ke-193 dirinya bersama The Blues. Lampard kini menyamai capaian Kerry Dixon dan yang lebih penting lagi, dia hanya tertinggal 9 gol dengan top scorer sepanjang masa Chelsea, Bobby Tambling. Kabar positif lainnya bagi Lampard, Chelsea dikabarkan mempertimbangkan lagi perpanjangan kontrak untuknya. Sebelumnya, Lampard diminta mencari klub baru seiring kontrak lamanya habis akhir musim ini. (dns/jpnn)

Man United

2

RVP Paksa Replay London, Padek—Dalam pertemuan Manchester United versus West Ham di Old Trafford kurang dari dua bulan lalu (28/ 11/2012), Robin van Persie memberi pelajaran betapa krusialnya menit-menit awal. Itu mengacu Van Persie mencetak gol semata wayang kemenangan United saat laga baru berjalan 32 detik. Gol itu pun tercatat sebagai gol tercepat Premier League musim ini. Nah, di Boleyn Ground kemarin dini hari WIB (6/1), RVP sapaan Van Persie- kembali memberi pelajaran kepada pemain West Ham bahwa menit-menit akhir juga tak kalah krusial. Gara-gara gol Van Persie di masa injury time, kemenangan di depan West Ham pun buyar. Gol RVP membuat skor akhir 2-2. Uni-

Sir Alex Ferguson

AFP

West Ham

PANEN PUJIAN: Robin van Persie selamatkan Manchester United dari kekalahan atas West Ham dini hari kemarin.

ONE VAN TEAM SEJAK bergabung dari Arsenal awal musim ini, Robin van Persie kerap menyumbang gol-gol krusial bagi Manchester United. Berikut ini beberapa di antaranya : Robin van Persie (Man United) 26 Laga - 20 gol - 6 Assist - Shot 86 - Shot on Goal 37 0 gol v Everton (A) 0-1 Agustus 1 gol v Fulham (H) 3-2 Agustus 3 gol v Southampton (A) 3-2 September 0 gol v Wigan (H) 4-0 September 0 gol v Galatasaray (H) 1-0 September 1 gol v Liverpool (A) 2-1 September 0 gol v Tottenham (H) 2-3 September 2 gol v CFR Cluj (A) 2-1 Oktober 0 gol v Newcastle (A) 3-0 Oktober 1 gol v Stoke (H) 4-2 Oktober 0 gol v Braga (H) 3-2 Oktober 1 gol v Chelsea (A) 3-2 Oktober 1 gol v Arsenal (H) 2-1 November 1 gol v Braga (A) 3-1 November 0 gol v Aston Villa (A) 3-2 November 0 gol v Norwich (A) 4-2 November 0 gol v QPR (H) 3-1 November 1 gol v West Ham (A) 1-0 November 1 gol v Reading (H) 4-3 Desember 1 gol v Man City (A) 3-2 Desember 1 gol v Sunderland (H) 3-1 Desember 0 gol v Swansea (A) 1-1 Desember 1 gol v Newcastle (H) 4-3 Desember 1 gol v West Brom (H) 2-0 Desember 2 gol v Wigan (A) 4-0 Januari 1 gol v West Ham (A) 2-2 Januari

t e d sebenarnya unggul dulu melalui Tom Cleverley pada menit ke-23. Namun, pendukung The Hammers -julukan West Ham- bersorak girang ketika dua gol James Collins membalikkan keadaan setelah dua kali sundulannya mengoyak gawang de Gea.

CMYK

DEBUT MANIS: Demba Ba (29) dipeluk rekannya usai mencetak gol perdanya bersama Chelsea ke gawang Southampton di St Mary’s Sabtu malam WIB (5/1).

21

Pelatih United Sir Alex Ferguson sebenarnya tidak berencana menurunkan RVP dalam laga yang ditonton David Beckham dan kedua anaknya tersebut. Seiring bagian dari rotasi dan memberi kesempatan istirahat bagi bomber asal Belanda itu, lini depan United dipercayakan kepada Javier ‘Chicharito’ Hernandez dan Danny Welbeck. Namun, seiring United ketinggalan 1-2 dan mengalami deadlock, Ferguson memutuskan untuk memasukkan Van Persie menggantikan Chicharito pada menit ke-68. Keputusan jitu karena Van Persie tidak hanya menghindarkan United dari kekalahan. Setan Merah -julukan United- memaksakan digelarnya replay putaran ketiga Piala FA di Old Trafford. Sebelum gol RVP, Ferguson merasa United bakal kalah alias tereliminasi. Sebagai catatan, kali terakhir Setan Merah tersingkir dalam penampilan awal di Piala FA adalah dua tahun lalu saat dipermalukan Leeds United 1-0 di Old Trafford. ”Kami membuang beberapa peluang, baik sundulan yang melebar atau tendangan (Shinji) Kagawa yang masih diblok di depan garis gawang. Saya pikir, ini bukan hari bagus kami,” kata Ferguson. ”Bagi kami, kalah 1-2 dalam laga ini akan sangat tidak adil mengingat cara bermain kami (yang tidak buruk). Kami pernah merasakan beberapa kali tersingkir di babak awal dan kami sangat tidak menikmatinya,” imbuh Fergie. Fergie tak ketinggalan memuji gol Van Persie. ”Umpan brilian dari (Ryan) Giggs, sentuhan dari Van Persie, dan penyelesaian akhir darinya sungguh sebuah pertunjukan kelas dunia, sangat fantastis,” tutur opa 71 tahun tersebut. (dns/jpnn)

AFP

CMYK

SENIN 7 JANUARI 2013


22

TOTAL SPORT 1

Deportivo

Malaga

0

Berkat Tuah Pelatih Anyar La Coruna, Padek—Debut menjanjikan dilakoni pelatih anyar Deportivo La Coruna Domingos Paciencia kemarin dini hari. Dia mengantarkan klub berjuluk Super Depor itu menang atas tim papan atas Malaga 1-0 (0-0) di Riazor. Kemenangan yang berarti buat Deportivo karena mereka selalu gagal menang dalam delapan pertandingan terakhir di Primera Division Spanyol. Kali terakhir Deportivo menang pada 4 November tahun lalu melawan Real Mallorca 1-0. Karena performa buruk Deportivo itulah yang membuat pelatih lama Jose Luis Oltra terlempar dari jabatannya. Apalagi sebelum liburan musim dingin, Deportivo terpuruk di dasar klasemen dengan 12 poin. Saat ini naik satu setrip ke posisi ke-19 dengan 15 poin. Paciencia harus berterima kasih kepada striker asal Portugal Pizzi yang menjebol gawang Malaga pada menit ke-57. Pizzi memanfaatkan back pass Mar-

PAHLAWAN: Striker Deportivo Pizzi melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Malaga, kemarin dini hari.

HASIL LIGA SPANYOL KEMARIN WIB Levante v Ath Bilbao 3-1 (Lell 26, Iborra 45, Zhar 68/Aduritz 6) Kartu merah : Laporte 44 (Bilbao) Granada v Valencia 1 -2 (Angulo 50/Jonas 59, Piatti 82) Kartu merah : Rico 34 (Granada) Deportivov Malaga 1-0 (Pizzi 57) Sevilla v Osasuna 1-0 (S pahic 83) C Vigo v Valladolid 3-1 (Aspas 9, 31-pen, Lopez 52/ Bueno 12-pen)

KLASEMEN SEMENTARA 1. Barcelona 2. Atl Madrid 3. R Madrid 4. Malaga 5. Betis 6. Levante 7 . Valencia 8. Sociedad 9. Vallecano “10. Getafe 11 . Valladolid “12. Sevilla 1 3. Zaragoza 14. Ath Bilbao 15. Celta Vigo 16. Mallorca 17. Granada 18. Espanyol 1 9. Deportivo 20. Osasuna

17 17 17 18 18 18 18 17 17 17 18 18 18 18 18 17 18 17 18 18

16 13 10 9 10 9 8 7 8 7 6 6 7 6 5 4 4 3 3 3

1 1 3 4 1 3 3 4 1 3 4 4 1 3 3 4 4 6 6 5

0 3 4 5 7 6 7 6 8 7 8 8 10 9 10 9 10 8 9 10

57-19 37-17 41-17 28-13 28-29 24-25 25-27 24-20 22-32 21-25 24-24 23-26 21-26 22-37 19-23 16-29 14-27 19-26 22-39 14-20

49 40 33 31 31 30 27 25 25 24 22 22 22 21 18 16 16 15 15 14

tin Demichelis yang terlalu lemah ke arah kiper Malaga Wilfredo Caballero. Dia juga harus berterima kasih kepada bek gaek Carlos Marchena yang berhasil mematikan pergerakan playmaker Malaga Isco sepanjang pertandingan. Itulah yang membuat suplai bola ke striker Roque Santa Cruz berkurang. ”Para pemain telah melakukannya dengan baik. Apalagi, sempat sesi latihan belumlah banyak untuk membangun tim yang saya inginkan. Saya harus banyak berterima kasih kepada pelatih sebelumnya,” jelas Paciencia. Bagi Malaga, kekalahan itu membuat posisi mereka di empat besar terancam. Sekarang, koleksi poin mereka sudah sama banyak dengan Real Betis yang berada pada posisi kelima, sama-sama mengemas 31 poin dari 18 pertandingan. Di bawah Malaga dan Betis, ada Levante yang terus mengancam. Levante mengemas 30 poin setelah kemenangan atas Athletic Bilbao 31 (2-1), kemarin dini hari. Kemenangan yang membuat Levante terus merangsek ke enam besar. (ham/jpnn)

AFP

2 LAZIO V CAGLIARI 1

Ternoda Ejekan Rasis Laziale Roma, Padek—Belum reda kontroversi insiden rasis yang menimpa Kevin Prince Boateng ketika membela AC Milan melawan klub kasta keempat Pro Patria di friendy game (3/ 1), kini insiden serupa kembali terulang di Italia. Kali ini melibatkan Lazio. Ya, kemenangan Lazio atas Cagliari 2-1 (0-0) di Olimpico, kemarin dini hari, ternoda oleh ulah sejumlah Laziale (sebutan fans Lazio). Mereka melontarkan ejekan rasis kepada penyerang Cagliari Victor Ibarbo dalam beberapa kesempatan. Saking santernya suara ejekan rasis, berupa menirukan suara monyet dan ejekan lain-

nya, para pemain di bench Cagliari langsung melontarkan protes. Wasit Daniele Orsato pun sempat menghentikan pertandingan dan meminta para penonton ditenangkan. Ini bukan insiden pertama di Olimpico, Roma. Pada awal musim ini Lazio juga terkena sanksi karena ejekan rasis yang ditujukan kepada pemain Tottenham Hotspur di fase grup Europa League. Berulangkali insiden rasis dilakukan fans Lazio. Namun, Presiden Lazio Claudio Lotito menolak anggapan bahwa fans mereka rasis. ”Debat ini sudah memasuki tahap yang buruk, karena Lazio dianggap sebagai klub

yang rasis. Padahal sama sekali tidak benar,” terang Lotito, seperti dikutip Football Italia. ”Sayang sekali karena kami tidak bisa mengontrol perilaku sejumlah fans. Anda tidak bisa menyamaratakan kelakuan suporter. Sebab, yang berlaku rasis dalam stadion itu hanya segelintir dan tidak adil menghukum semuanya,” kata Lotito. Menurut dia, tidak mungkin mereka harus menyiapkan polisi untuk menjaga setiap orang yang berada di dalam stadion. ”Klub ini telah melakukan banyak hal untuk menghindari kejadian seperti itu. Kami juga punya pemain hitam dalam tim," lanjutnya.

Melawan Cagliari, Lazio sempat kesulitan. Mereka sempat tertinggal lebih melalui gol Marco Sau pada menit ke62. Biancocelesti, julukan Lazio, baru bisa menyamakan skor pada menit ke-79 melalui Abdoulay Konko dan unggul melalui penalti Antonio Candreva di menit ke-86. Sudah kalah, Cagliari juga kehilangan dua pemainnya untuk laga berikutnya karena terkena kartu merah. Mereka adalah Michael Agazzi (83") dan Andrea Cossu (84"). "Secara permainan kami menunjukkan karakter. Bisa bangkit setelah tertinggal," kata Vladimir Petkovic, pelatih Lazio. (ham/jpnn)

SENIN 7 JANUARI 2013


SOCIETY

23

SENIN 7 JANUARI 2013

Mulai 1 Januari 2013 PBB Kabupaten Tanah Datar Dikelola Oleh Pemerintah Daerah MULAI 1 Januari 2013, Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan dikelola oleh Pemerintah Kabupaten Tanahdatar. Selain Tanahdatar, hanya Kota Padang yang diberikan kewenangan oleh Direktorat Pajak untuk mengelola Pajak Bumi dan Bangunan di Sumatera Barat. Penyerahan pengelolaan tersebut diserahkan langsung oleh Kantor Wilayah DJP Sumbar dan Jambi melalui Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Payakumbuh, Santoso Dwi Prasetyo kepada Sekrataris Daerah Kabupaten Tanah Datar Drs Muzwar, Jumat (4/1) di ruang Sekda Tanadatar. Penyerahan itu juga disaksikan Asisten III Setwilda Tanahdatar Ali Nursal oleh Kepala DPPKA Kabupaten Tanahdatar Novizar, Sekretaris DPPKA Henri. Sementara dari Kantor Pelayanan Pajak Pratama Payakumbuh didampingi Kasi Penagihan Murdiono, Kasi PDI Gamal Agus, Kasubag Umum Zahedi dan Kepala KP2KP Batusangkar Asrizal. Penyerahan pengelolaan tersebut juga ditandai dengan penanda tanganan berita acara serah terima/pengalihan sistim aplikasi,basis data PBB-P2 dan softcopy peta PBB dalam rangka

pengalihan PBB-P2 sebagai pajak daerah termasuk dua keping cakram digital yang berisi sistim aplikasi,basis data PBB-P2 dan soft copy Peta PBB. Penyerahan tersebut berdasarkan ketentuan dalam peraturan bersama Menteri Keuangan dan Menteri Dalam Negeri Nomor : 213/PMK.07/2010 dan nomor 58 tahun 2010 tentang tahap persiapan pengalihan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan perkotaan sebagai pajak daerah. Kepala kantor Pelayanan pajak Pratama Payakumbuh Santoso Dwi Prasetyo menyebutkan, pengalihan pengelolaan PBB P2 dari Pemerintah Pusat kepada Pemkab Tanahdatar merupakan suatu tindak lanjut kebijakan otonomi daerah dan desentralisasi fiskal. Tujuan dari pengalihan itu dalam rangka meningkatkan penguatan pajak daerah sebagai penompang Pendapatan Asli Daerah (PAD) guna membiayai pembangunan daerah, sekaligus dalam rangka meningkatkan dan meningkatkan kualitas pelayanan kepada Wajib Pajak. Tahun 2012 jumlah ketetapan PPB untuk Kabutan Tanahdatar adalah Rp 2,5 miliar dengan jumlah SPPT sebesar 231.689 SPPT.

Jika sebelumnya penerimaan PBB yang dipungut kepada Wajib Pajak di Kabupaten Tanahdatar, ujar Santoso Dwi Prasetyio lagi dikelola oleh Direktorat Jenderal Pajak melalui Kantor Pelayanan Pajak Pratama Payakumbuh. Dari penerimaan PBB tersebut akan dikembalikan 80 persen kepada pemerintah daerah, sedangkan 20 persennya masuk kepada pemerintah Pusat. Namun dengan diserahkannya pengelolaan tersebut kepada Pemda Tanahdatar maka seluruh pemasukan Pajak Bumi dan Bangunan itu dikelola oleh Pemda Tanahdatar. Berbagai sarana pendukung peralihan itu telah disiapkan sebelumnya oleh Pemkab Tanahdatar, seperti sarana dan prasarana pendukung, termasuk tenaga SDM pengelola Pajak Bumi dan Bangunan itu sendiri yang sudah diberikan bimbingan teknis di kantor Pelayanan Pajak Pratama Payakumbuh. Sementara itu Bupati Tanahdatar diwakili Sekretaris Daerah Tanahdatar Muzwar menyebutkan, dengan penyerahan pengelolaan pajak tersebut kepada Pemerintah daerah Kabupaten Tanahdatar, sebagai bentuk apresiasi pemerintah Pusat kepada pemerintah Kabupaten Tanahdatar. Karena dari 19

Kabupaten/kota di Sumatera Barat, hanya dua daerah di Sumatera barar yang diberikan kepercayaan mengelolola pajak bumi dan bangunan yaitu Kabupaten Tanahdatar dan Kota padang. Apalagi pajak mempunyai peranan yang sangat penting dan strategis dalam kehidupan bernegara, khususnya dalam melanjutkan pembangunan dan merupakan salah satu sumber pendapatan negara untuk membiayai semua pengeluaran Negara. Penyerahan pengelolaan PBB P2 ini tentunya membawa konsekwensi bagi Pemkab Tanahdatar untuk siap melaksanakan pengelolaan pungutan PBB untuk siap melaksanakan pengelolaan Pemungutan PBB P2. ”Kita juga mengharapkan dengan penyerahaan itu kepada SKPD terkait untuk benar-benar bekerja keras dalam rangka mendukung suksesnya pengelolaan Pemungutan Pajak dan Bumi Bangunan Sektor Pedesaan dan Perkotaan di Kabupaten Tanahdatar. Di samping tentu kita harapkan terjadi peningkatan pendapatan PBB di Kabupaten Tanahdatar dari pada tahun sebelumnya,” harap Sekda. (mal)

penyerahan ndatangani berita acara na me M ar zw Mu r ata hd Sekda Tana tama. ntor Pelayanan Pajak Pra pengelolaan PBB dari Ka

Kepala kantor Pelayanan Pajak Pratama Payakumbuh bersama Kepala DPPKA Kabupaten Tanahdatar dimuka kantor yang akan menjadi pelayanan PBB.

h Santoso Dwi Prasetyo Pajak Pratama Payakumbu Kepala Kantor Pelayanan ada Sekda Tanahdatar. aplikasi dan peta PBB kep menyerahkan basis data,

Sekretaris Daerah Tanah Datar Muzwar bersama Kepala kantor Pelayanan Pajak Pratama Payakumbuh.

AKBID PUTRI BANGSA KOTA PARIAMAN Gelar Wisuda Perdana-Akbid Putri Bangsa Catat Sejarah Baru

Lahirkan Tenaga Andal dan Profesional AKBID Putri Bangsa Kota Pariaman Sabtu lalu berhasil menorehkan sejarah baru. Hal itu seiring digelarnya wisuda perdana yang diikuti 51 tamatan Akbid Putri Bangsa, di Aula Saiyo Sakato Pemkab Padangpariaman. Hadir dalam kesempatan itu antara lain, Bupati Padangpariaman H Ali Mukhni, Sekko Pariaman Armen, Ketua Yayasan Akbid Putri Bangsa Ahmad Yani, Direktur Akbid Putri Bangsa, Elia Munawwari dan para undangan lainnya. Di usianya yang tergolong masih belia, Akbid Putri Bangsa Kota Pariaman terus menapak berbagai prestasi penting. Di antaranya berhasil telah meraih predikat akreditasi. Akbid Putri Bangsa Pariaman juga didukung tenaga yang profesional serta telah berpengalaman di bidangnya. Dengan berbagai keunggulan tersebut, tak heran jika Akbid Putri Bangsa semakin diminati oleh masyarakat luas. Faktanya, para mahasiswa yang

Ahmad Yani SE MM

Elia Munawwari AMd Keb SKM Direktur Akbid Putri Bangsa.

Fatmi Nirmalasari AMd Keb SST Pudir I Akbid Putri Bangsa.

Bupati H Ali Mukhni.

menimba ilmu di Akbid Putri Bangsa tidak hanya berasal dari Sumatera Barat, melainkan juga banyak berasal dari luar daerah, seperti Provinsi Riau, Bengkulu, Jambi, Palembang dan sejumlah daerah lainnya di Tanah Air. Kini, Akbid Putri Bangsa Kota Pariaman terus menunjukkan eksistensinya menuju perguruan tinggi atau universitas terkemuka di Kota Pariaman.

Untuk mewujudkan hal itu, Yayasan Akbid Putri Bangsa yang diketuai Ahmad Yani SE MM telah menyiapkan sejumlah program dan berbagai terobosan penting, termasuk rencana pembangunan kampus baru Akbid Putri Bangsa di lahan seluas 0,5 Ha, tepatnya di sekitar kawasan Kompleks Gedung Balai Kota Pariaman. Menurut Ketua Yayasan

Akbid Putri Bangsa A Yani dan Direktur Akbid Putri Bangsa Elia Munawwari, kehadiran kampus baru Akbid Putri Bangsa tersebut bisa mendukung rencana pengembangan jangka panjang Akbid Putri Bangsa untuk menjadi universitas terkemuka di Kota Pariaman bahkan Sumatera Barat. Ditambahkan Ahmad Yani, sebagaimana komitmen Akbid Putri Bangsa, guna melahirkan tenaga kebidanan yang berkualitas serta berdaya saing sesuai dengan tuntutan dunia kerja, pihaknya membekali para mahasiswanya dengan keterampilan tiga bahasa.Yakni bahasa Arab, Inggris dan Jepang. Direktur Akbid Putri Bangsa, Elia Munawwari menambahkan, dengan bekal keterampilan tiga bahasa yang dimiliki para mahasiswa Akbid Putri Bangsa terutama dimaksudkan untuk

bisa memenuhi kebutuhan dan tuntutan dunia kerja yang ada, baik di dalam maupun luar negeri. ”Seperti diketahui, dewasa ini keterampilan bahasa asing sudah merupakan salah satu prasyarat untuk bisa memasuki dunia kerja terutama di luar negeri, makanya dengan bekal kemampuan tiga bahasa tersebut para tamatan Akbid Putri Bangsa nantinya akan mampu menjawab tuntutan dunia kerja yang ada, termasuk memasuki lapangan kerja yang ada di luar negeri, seperti di Arab Saudi, Jepang dan sejumlah negara di berbagai belahan negara lainnya,” ungkapnya. Bupati Padangpariaman, H Ali Muhni mengaku sangat mengapresiasi kehadiran dan kiprah yang ditunjukkan Akbid Putri Bangsa, terutama dalam melahirkan tenaga kesehatan yang andal dan berkualitas.

Keluarga besar Akbid Putri Bangsa bersama Bupati, Sekko Pariaman dan Kopertis Wilayah X.

Ketua YayasanAkbid Putri BangsaAhmadYani serahkan ijazah.

Elia Munawwari pasangkan jambul kepada wisudawati.

Sekko Pariaman Ir Armen

Febrina Fitri SE Kopertis Wil X.

Hal itu sejalan dengan komitmen pemerintah daerah Kabupaten Padangpariaman dalam meningkatkan dan memperhatikan sektor pelayanan kesehatan masyarakat di daerah ini. ”Kita optimistis ke depan Akbid Putri Bangsa akan lebih maju dan berkembang lagi sehingga nantinya mampu menjadi perguruan tinggi terkemuka yang melahirkan calon tenaga kesehatan yang profesional di bidangnya,” ujarnya. Senada dengan itu, Sekko Pariaman Ir Armen, menyebutkan Pemko Pariaman juga mengapresiasi kehadiran dan kiprah yang ditunjukkan oleh Akbid Putri Bangsa selama ini. Ditegaskannya, kehadiran Akbid Putri Bangsa di Kota Pariaman sejalan dengan komitmen Pemerintah Kota Pariaman dalam meningkatkan pelayanan kese-

hatan kepada masyarakat di daerah ini. Sekko berharap Akbid Putri Bangsa nantinya mampu menjawab berbagai tuntutan dan kebutuhan dunia kerja yang ada, terutama dengan melahirkan para tamatan yang berkualitas sekaligus memiliki kualifikasi dan keahlian sesuai dengan standar kebutuhan kerja yang ada. Febrina Fitri dari Kopertis Wilayah X mengaku pihaknya sangat mendukung kiprah yang ditunjukkan Akbid Putri Bangsa selama ini. Pihaknya juga mengaku optimis dengan kiprah yang telah ditunjukkannya selama ini, ke depan Akbid Putri Bangsa akan semakin berkembang menjadi perguruan tinggi yang diperhitungkan di tingkat kota Pariaman maupun Sumbar pada umumnya. (ris)

Sekko Pariaman Armen ucapkan selamat kepada wisudawati.

Bupati H Ali Mukhni ucapkan selamat kepada wisudawati.


24

TOTAL SPORT GAGAL VICTORY: Gelandang Arsenal Aaron Ramsey (tengah) di hadang dua pemain Swansea City, Chico Flores (kiri) dan Kyle Bartley dalam laga Piala FA, di Stadion Liberty di Swansea, tadi malam WIB. Kedua tim bermain imbang 2-2.

AFP

2

Swansea

Arsenal

2

Sulitnya Victory di Liberty Swansea, Padek—Dari tiga laga antar sesama klub Premier League di putaran ketiga Piala FA, semuanya berakhir seri. Setelah West Ham versus Manchester United berakhir 2-2 dan QPR kontra West Bromwich Albion berkesudahan 11, Arsenal juga gagal memperoleh kemenangan di kandang Swansea City tadi malam. The Gunners -sebutan Arsenal- harus puas bermain 2-2 dalam laga di Liberty Stadium tersebut. Skuad Arsene Wenger sepertinya di atas angin ketika memimpin 21 berkat gol-gol beruntun Lukas Podolksi dan Kieran Gibbs pada menit ke-81 dan ke-83. Tapi, Danny Graham memaksakan replay berkat gol dari jarak dekat tiga menit sebelum bubaran. Yang menarik, itu adalah gol ketiga Graham dari tiga penampilan-

nya bersama Swansea musim ini. Dua laga lainnya terjadi di Piala Liga. Sedangkan gol pertama tuan rumah diciptakan Michu pada menit ke-58. Itu juga menjadi gol ketiganya ke gawang Arsenal musim ini. Sebelumnya, Michu memborong dua gol kemenangan Swansea atas Arsenal di Stadion Emirates dalam laga Premier League (1/ 12/2012). Arsenal pun menambah daftar klub raksasa yang gagal meraih victory di Liberty sepanjang musim ini. Sebelumnya, United, Chelsea, sampai Liverpool hanya bisa bermain seri di stadion berkapasitas 20.750 penonton tersebut. "Kami kecewa dengan hasil akhir, tapi sulit komplain karena Swansea juga bermain bagus. Ini adalah sebuah pertandingan yang menarik," kata Wenger kepada

Arsenal TV. Sedangkan bagi Swansea, menahan imbang Arsenal merupakan modal penting tim asuhan Michael Laudrup itu menghadapi Chelsea dalam leg pertama semifinal Piala Liga (9/1). ”Para pemain menunjukkan spirit luar biasa, mereka tidak mudah menyerah,” kata Laudrup kepada BBC. Di sisi lain, Arsenal kem-

bali melepas pemainnya di bursa transfer Januari. Setelah meminjamkan Marouane Chamakh ke West Ham United, Johan Djourou menyusul dipinjamkan ke Hannover 96. Berarti, dari empat nama yang ingin dilepas Arsenal di paro musim ini, tinggal Andrey Arshavin dan Sebastien Squillaci yang belum menemukan klub baru. (dns/bas/jpnn)

SENIN 7 JANUARI 2013


SENIN 7 JANUARI 2013

25

TOTAL SPORT

Penalti Antar SP Juara Padang, Padek—Peraih emas sepakbola Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII Limapuluh Kota 2012, Padangpariaman, harus menelan pil pahit pada laga final Semen Padang Cup U-22 di stadion H Agus Salim Padang, Sabtu sore (5/1). Joni Iskandar dkk dipaksa menyerah oleh Semen Padang FC, 2-1. Dalam pertandingan tersebut, pelatih Padangpariaman, Aminudin, menurunkan tiga striker sekaligus, yakni Apriono, Wendi Nanda, dan Firman Fauzi dalam formasi 43-3. Sementara pelatih Semen Padang, Welliansyah juga menurunkan formasi dengan tiga striker. Di mana trio Yosua Pahabol, Agnef Syafantri, dan Fajri Setiawan ditopang gelandang serang M Sa’i Rahman. Semen Padang FC yang banyak memainkan bola dari kaki ke kaki lebih dahulu mampu membobol gawang Padangpariaman yang dijaga Fadli Festiadia. Gol tersebut tercipta lewat kaki Yosua Pahabol pada menit 28. Cuma saja, keunggulan Semen Padang tersebut tak berlangsung lama. Hanya berjarak satu menit, Padangpariaman mampu mengimbangi kedudukan lewat Gerri Alfio. Gol gelandang Padangpariaman terjadi lewat tendangan keras dari luar kotak penalti Semen

Padang yang melengkung ke pojok kanan gawang Putra R Rasyad. Kedudukan 1-1 bertahan hingga turun jedda. Begitu juga pada babak kedua. Kedua tim sama-sama tidak mampu menambah keunggulan. Akibatnya, pertandingan pun dilanjutkan dengan babak perpanjangan waktu, dua kali tujuh setengah menit. Petaka terjadi pada babak perpanjang waktu kedua. Tanda-tanda kekalahan Padangpariaman mulai terlihat kala kiper mereka harus menerika kartu merah setelah melakukan pelanggaran terhadap Yosua Pahabol yang dalam posisi memiliki peluang untuk menciptakan gol setelah mampu melewati dirinya. Kejadian tersebut terjadi pada menit 101 di luar kotak penalti Padangpariaman. Aminudin yang sudah kehabisan jatah pergantian pemain, terpaksa menugaskan Hariswar Hanif yang masuk menggantikan Wendi Nanda menit 38, menjadi kiper. Dia pun sempat memperlihatkan penyelamatan yang gemilang saat bek kanan Semen Padang Revo Ramadhan mengeksekusi tendangan bebas, hasil pelanggaran terhadap Pahabol terdahulu. Padangparia-

Martinel Akhiri Masa Lajang

man tak lagi mampu menjaga lini kenal menyerah. Ini hasil yang Padang, Padek—Berakhir sudah pertahanan mereka untuk dibobol pantas kami dapatkan dan kami masa lajang karatekan putri nasional Semen Padang. Sekitar menit 103, nikmati,” katanya. asal Sumbar, Martinel Prihastuti. PeAgnef Syafantri menyisir pertaKendati dermikian, mantan raih emas SEA Games 2011 tersebut, hanan kanan Padang- palang pintu Semen Padang FC itu mengakhiri masa lajang setelah mepariaman. Berhasil ma- mengakui kualitas tim Padangnerima lamaran dari pria yang bersuk ke kotak penalti pariaman. Menurutnya, anak asuh nama Jefriadi. lawan, dia pun dijegal Aminudin tersebut memiliki kuaAkad nikah kedua mempelai senJoni Iskandar, sehingga litas yang bagus. ”Ini laga final yang diri digelar pada hari Jumat lalu, di wasit menunjuk titik luar biasa. Padangpariman tim mushalla Nurul Ihsan, Kampung Baputih. Revo pun mampu yang bagus,” akuinya. ru, Cengkeh. Sementara resepsi permemaksimalkan peluang Dengan menjadi juara, Semen nikahan dibentang Minggu (6/1) di ketersebut untuk mengantar Padang FC berhak meraih tropi diaman keluarga jalan Melayu I, nomor timnya meraih gelar juara tetap dan bergilir, serta hadiah uang 29, Kampung Baru, Cengkeh, Padang. Semen Padang Cup U-22. sebesar Rp25 juta. Sementara itu Sebenarnya, rencana pernikahan Seusai laga kepada Pa- Padangpariaman mendapat hadiah karateka yang akrab disapa Utik terdang Ekspres, Aminudin Rp15 juta. Dua tim semifinalis sebut, telah direncanakannya seusai mengatakan kekecewaan- lainnya, Tanahdatar dan Payamempersembahkan medali emas nya terhadap kepemimpi- kumbuh mendapat hadiah uang bagi Sumbar pada PON XVIII lalu di nan wasit. Katanya, anak asuhnya Rp10 juta. Riau. Di mana pada waktu itu, dia tanpa secara permainan tidaklah kalah Selain menghasilkan tim juara, sungkan menyampaikan kepada wardengan Semen Padang. ”Penalti itu Semen Padang Cup U-22 yang baru tawan akan kawin (menikah,red). sebenarnya tidak pantas diberikan pertama kali digelar ini, meng”Saya mau kawin (menikah),” kepada kami. Agnef melakukan hasilkan Agnef Syafantri sebagai kata Martinel menjawab pertanyaan loncatan lalu diving. Kapten tim pemain terbaik. Dia pun berhak wartawan yang menanyainya soal langkami hanya melakukan delay tidak menerima tropi dan hadiah uang kah Utik setelah meraih emas kedua di melakukan penetrasi terhadap sebesar Rp2,5 juta. Untuk top skor ajang PON. Kala itu, Utik tak hentiAgnef. Jadi itu tidak layak penalti. diraih striker Padangpariaman hentinya menciumi sang ibu, Siswantini. Seharusnya Agnef yang mendapat Wendi Nanda yang mengoleksi Kemarin (6/1), asa PNS Dispora kartu kuning,” sebut Amin. enam gol. Selain tropi dia pun Sumbar ini terwujud. Pria pilihannya, ternyata tak jauh-jauh, yakni Jefriadi Sementara itu, Welliansyah berhak dengan hadiah uang 2,5 yang sehari-hari juga berkiprah di terlihat bahagia seusai laga. Mengo- juta. (cip) Dispora Sumbar. Pelaksanaan alek mentari hasil yang diraih anak didiknya, mantan bek tangguh Semen Padang FC tersebut menyaKeluarga Besar takan salut terhadap perjuangan LEMBAGA KERAPATAN ADAT ALAM MINANG KABAU (LKAAM) Pahabol dkk. ”Mereka main tak

KABUPATEN PASAMAN BARAT

Mengucapkan Selamat & Sukses

9

HARI ULANG TAHUN (HUT)

Ke :

Th Kabupaten Pasaman Barat

Yang Dimeriahkan Pada Hari Senin, Tanggal 7 Januari 2013

Semoga Visi Membangun Pasbar Diatas Tadah Agama Untuk Kesejahteraan Umat, Dunia Dan Akhirat, Terwujud Tertanda,

ALMAN GAMPO ALAM, SH

YULHENDRI DT PUTIAH

KETUA

SEKRETARIS

GANDA CIPTA/PADEK

rang Cangkeh, Lubuk Begalung, Kota Padang ini berlangsung saat ia tengah mengikuti Pelatnas SEA Games, XXVII Myanmar. ”Utik cuti dulu dari Pelatnas. Mohon doa ya,” pinta karateka Inkado Itu. Hadir dalam pernikahan Utik, Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, Anggota DPD RI asal Pesisir Selatan, Alirmansori, Jajaran Dispora Sumbar, Pengurus KONI Sumbar, pejabat di lingkungan Pemrov Sumbar, insan olahraga serta pengurus organisasi olahraga Sumbar. (cip)


26 Persegres Belum Kantongi Izin Optimistis Bakal Turun Hari Ini Gresik, Padek—Persegres Gresik mulai was-was jelang laga kandang perdananya di Indonesia Super League (ISL) kontra Persiram Raja Ampat, besok sore (8/1). Pasalnya, hingga tadi malam belum ada rekomendasi dari pihak kepolisian terkait dengan penyelenggaraan pertandingan yang dilangsungkan di Stadion Petrokimia Gresik itu. Padahal, pihak panpel Persegres sudah melayangkan surat perijinan ke pihak kepolisian sejak 2 Januari lalu. Berdasarkan informasi yang dihimpun Jawa Pos (Group Padang Ekspres), rekomendasi dari Polda Jatim-lah yang masih belum turun. ”Soal izin, silakan ditanyakan ke Polda Jatim saja, karena perizinan itu sudah jadi wewenangnya Polda,” ujar Kapolres Gresik AKBP Achmad Ibrahim. Untuk pertandingan sepakbola sekelas ISL, perizinan harus melalui Polda. Sedangkan kepolisian di Polres Gresik hanya sebatas pengamanannya saja. Ketika ditanya lebih lanjut terkait kepastian keluarnya rekomendasi tersebut, Ibrahim enggan berkomentar banyak. ”Takutnya kalau saya salah komentar. Ditunggu sajalah,” cetus dia. Dikonfirmasi terpisah, Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Hilman Thayib

TOYOTA

menyebut bahwa pihaknya masih mempelajari surat rekomendasi tersebut. Kondisi riil di lapangan-lah yang akan dipelajari Polda Jatim, dan Polres Gresik dianggap lebih mengetahuinya. ”Sebagai pemilik wilayah, tentu Polres harus jeli melihat kondisi tersebut,” terangnya. Kondisi belum turunnya rekomendasi dari kepolisian ini seolah mengulangi peristiwa yang dialami Sriwijaya FC saat menghadapi Persiba Balikpapan di laga pembuka ISL, Sabtu lalu (5/1). Meski demikian, ketua panpel Persegres Choirul Anam tetap yakin pertandingan perdana bisa digelar sesuai jadwal. Secara terpisah, Anam menyebut kondisi ini sebagai yang tidak biasa. Jika normal, bisa turun sesuai dengan permohonan. ”Kalau kemarin dari Mabes Polri turunnya Sabtu, maka kami optimistis besok (hari ini, red) rekomendasi dari Polda Jatim sudah turun,” koar Anam. Optimisme pihak Panpel tersebut juga didukung manajemen Persegres. Melalui media officer-nya Adi Sarminto, Persegres menganggap persoalan ini hanya bagian dari proses saja. ”Kami optimistis aparat keamanan akan tetap memberi rekomendasi pelaksanaan pertandingan,” jelas Adi. (ren/ mar/ko)

DIJUAL : Sedan Suzuki Esteem Th 94 Wrn Hitam Mobil Sgt Terawat TP, Hub : 0751-8520065, 082390426061

DIJUAL : Innova G Th '05, manual. coklat metalik, AC, PW, PS, CL, VR-15, mirror, TV, DVD, remote control, fog lamp, sensor parking, all original, BA. Hub : 08117407490, hrg 145Jt nego

DIJUAL BU : Suzuki Escudo 2.0 Th 2001 Wrn Hijau, Plat BA, Pjk Baru, Pemakaian Sendiri, Hrg nego, Hub : 081363402005, 081947491405, Tdk Terima SMS

DIJUAL Cepat Dyna Engkel 115 ST Box th 2005, kondisi istimewa, hub: 08126730716, 085355643963 DIJUAL CEPAT : Avanza Matic Silver Th '11 Akhir BA Type G KM 2900 hrg 136 Jt Nego, Kjg G Th 93 AC Dbl BA Penampilan Grand Hrg 52 Jt Nego, Hub : 08126614009 DIJUAL : Toyota Avanza tahun 2005, type G,154000rb,warna Silver, kondisi Istimewa, tanpa perantara, hubungi: 082381433766 DIJUAL : Tyt Hardtop Th 1981, Bensin, velg Racing, AC, VW Kodok th 1970 Orisinil Body & Mesin, Hub : 0811666525 DIJUAL CEPAT : Toyota Altis G th 2001 dan Nissan X Gear th 2009, hub : 081266774262, 085355643963 DIJUAL CEPAT : Kijang Super KF 40 short Th '87, BA Padang, wrn hitam, 5 speed maju, AC, VR, hrg 35Jt. Hub : 085356971183 (Tanpa Perantara) DIJUALTOYOTAKIJANG 1995 NCH SHORT NOPOL BA, VELG RACING KONDISI BAGUS, HARI INI 58 JUTA TANPA PERANTARA HUB. 0853 5252 9959 DIJUAL KIJANG GRAND EXTRA TAHUN 95, BA, MERAH MARON, 1500CC, SHORT, CL, PW, PS, RT, AC DOBLE, PJK BARU, BODY KALENG, 77, 5 JUTA. TAMPA PERANTARA NEGO HUB 081267529844

DIJUAL : Toyota New Corolla 1.8cc SEG th 98 akhir. Ba. wrn abu-abu. kondisi istimewa. Tape. Dvd. Tv. Sound. Vr. hrg nego. hub 081267797338 DIJUAL : Tyt kijang Grand Extra 1.5 th 94 complit Ac doble Tape fleg rac pw window pw string BA PDG jual segera 67.5 jt nego hp 081266080233 DIJUAL : Toyota Fortuner, Hitam, Diesel 2008, mulus , km 46xxx, Hubungi 0812-66-588-388 DIJUAL : Kjg LGX '00 Tmpln '04 Kndsi istimewa Full Accs., Kjg Grand Extra 96 Siap Pakai, 72 Jt Nego, Panther LS '01 Silver Siap pakai, 103 jt Nego, Dump Truck PS 100 95, 75 Jt Nego, Siap Pakai, Hub : 085274336804

OVER KREDIT : Toyota Crown Salon Th 94 2000 cc Mobil Bagus, Lengkap, Plg DP 18 Jt Angs. 2,8 Jt x 14, Hub : 082268124676 DIJUAL Avanza G VVTi Th '07 BA Wrn Silver, Orisinil Cat Seprti Baru Tgn 1

Arema Lawan Pertama SP Padang, Padek—Arema Malang akan menjadi lawan pertama Semen Padang FC pada Indonesia Premier League (IPL) 2013, pada 16 Feberuari mendatang. ”Ke-

marin kami baru saja mendapat surat dari PT LPIS yang menginformasikan kompetisi IPL akan dimuali 16 Februari mendatang. Pada pertandingan perdana itu, Semen Pa-

dang akan bertanding sore hari,” sebut media officer Semen Padang Ronny Suhatril kepada Padang Ekspres, Minggu (6/1). Namun, seminggu sebelum laga itu berlangsung. Semen Padang FC terlebih dahulu akan dijdawalkan menjalankan laga Community Shield. Tepatnya 9 Februari mendatang. Laga tersebut merupakan laga pembuka musim kompetisi IPL 2013 yang mempertemukan Semen Padang FC sebagai

UJIAN SESUNGUHNYA: Striker Semen Padang Titus Bonai (kanan) dihadang pemain Negeri Sembilan, Malaysia dalam laga uji coba di Padang, 23 Desember 2012 lalu.

SUZUKI

DIJUAL : Kijang LGX 1.8 Th '03, hitam metalik, pajak baru (Okt). Hub : Budi 081266693231

DIJUAL : Tyt Kijang Grand Extra Th '95 akhir, short, plat BA (Lbk Basung), wrn abu2, knds bagus, lengkap, ban baru, tape baru. Hub : 081374211441

SENIN 7 JANUARI 2013

TOTAL SPORT

RUMAH DIJUAL RUMAH : Komplek Anay Lestari Blok E6 Kuranji, dkt MTsN Kuranji, tipe 55, LT 226 minimalis, Komplek Arianta Pratama Blok A3 Bariang Cubadak Ampo. Tipe 50, LT 159, kuda2 baja ringan minimalis, dkt pemotongan ayam berkah ilahi By Pass. Hub : 08126639215, 08116622998 Tdk melayani SMS

DIJUAL RUMAH : LT +165, LB +110, KT4, KM3, lt keramik, pondasi blk bertingkat, SHM, Perum. Jala Utama Blok D1-1 Pisang Padang. Hub : 081276666536

HYUNDAI DIJUAL : Hyundai Verna '05 wrn hitam, DVD, TV, AC, PS, velg 17", ban baru 4bh, kondisi ok, bisa tukar tambah dg Avanza, Rush, Stream, 56 Jt pas. Hub : 0811665304 DIJUAL : Hyundai Atoz Th '01 wrn merah, asesories lengkap, pajak panjang, hrg 56Jt nego, pemakai wanita. Hub : 085374699880

NISSAN RUKO & TOKO

LOWONGAN

RUMAH

DIJUAL CEPAT NISSAN X-TRAIL 2.5 ST A/T TAHUN 2004 AKHIR PLAT BA PAJAK BARU JARANG PAKAI WARNA HITAM KONDISI SIAP PAKAI HARGA NEGO LOKASI DIPAYAKUMBUH PEMINAT HUB 08126608063

DIJUAL RUKO : Lantai 1 LT 120m2, KM 1, KT 1, Listrik 200 W, Full Keramik, Lok. Air Dingin Lubuk Minturun, Hub : 081374964069

DIBUTUHKAN SEGERA : Karyawan Toko 2 orang, disiplin, jujur, rajin, interview langsung d/a : MINILIGHTING, Jl. Ahmad Yani No. 146 Bukittinggi

DIJUAL RUMAH : Komp Taman Graha Indah Lestari B No.11 Lapai LT + 195, LB +110m2 KT 3, KM 2 Garase Hub : 085376149155 TP

DIJUAL atau Tukar Tambah : Nissan X-Trail XT Th 2005 A/T Wrn Hitam Met, Pjk Baru, Accs. Lengkap, Plang Depan, Tangga Samping , Fog Lamp, Sound, TV, Jok Kulit, hrg nego, Hub : 081266026802

DIJUAL CEPAT : Ruko 2 petak, 2 lantai, Jl. Veteran No. 36 A/B Padang, LT. 551 M2, LB 360 M2, air, listrik 6600VA, telp, lantai 1 keramik, lantai 2 parket. Hub : 085355643963, 08126619342

DIBUTUHKAN CEPAT : Tenaga wanita utk bekerja di Bofet Soto di Jl. Ujung Gurun, umur 18-30th, jujur, rajin. Bg yg minat hub : 081266746105 atau datang ke alamat tersebut

DIKONTRAKKAN : Rumah Mewah di Jl Perak III No. 13 (msuk Dri Daima Hotel Depan Bank Indonesia) 4 KT, 4 KM, 1 KP, Garase,m telp, Pdam, Rumah 2 Lantai, Hub : 08126623811 (Tdk melayani SMS)

DIJUAL CEPAT : Nissan Grand Livina 1,8 XV M/T th 2007 dan Hadrtop th 1980, hub : 08126730716, 081266619342

DIJUAL : Ruko lantai 2 JL.Padang indarung 1 RT 003, RW 01 Cengkeh lubuk begalung, padang. HUB 081374090087 tidak melayani sms/TP Terbit DIKONTRAKKAN RUKO : 2 ( dua ) lantai, LB 375 m, lokasi : Jl. By Pass Pisang Padang. Hub : 081374446268

DIJUAL Nissan Serena HWS thn 2009 warna silver plat BA pajak bulan 8 satu tangan dari baru orisinil luar dalam hub : 081267700681

MOTOR DIJUAL motor honda CBR 250 cc. Tahun 2012 (maret). Kondisi mulus. Belum sampai 1 thun. Harga nego. Hub 085274622142/085274093339. DIJUAL SEPEDA MOTOR : Honda Tiger Th 2008, Yamaha Mio Soul Th 2008, Ninja RR Th 2011, Hub : 081977507719, TP

DAIHATSU DIJUAL : Daihatsu Xenia 1000cc TH 2008 Warna Hitam,Bodi Kaleng BA Padang,Harga Nego,Siap Pakai Tanpa Perantara Hub:085363002160 DIJUAL : FEROZA TH 94 AKHIR PLAT BA PDG WARNA HIJAU SILVER, BODI KALENG,FULL SOUND BAN BESAR HRG 54 JT, HUB ; 085274747480 / 081267109990 DIJUAL : Daihatsu PU Th 2006 Wrn Kuning 1500 Cc Kondisi Siap Jalan, hrg 60 Jt, Hub : Fahmi, 08126704471, 07519875771

TOYOTA DIJUAL Kijang Super Th 92 5 Speed, Long AC, Tape, VR, 45 Jt Nego, Hub :

juara IPL musim lalu dengan Persibo Bojonegor sebagai kampiun Copa Indonesia 2012. Hanya saja, di mana laga itu akan dilangsungkan belum dapat dipastikan. PT LPIS, merencanakan pertanding ini dilaksanakan di tempat netral, yakni Surabaya atau Solo. “Namun menurut kami, lebih baik diadakan di Padang. Pasalnya Semen Padang adalag juara liga. Kalau tidak adakan saja di Bojonegoro. Ini agar pertandingan ditonton banyak orang. Kalau ditempat netral tidak akan ada orang yang menontonnya,” tutur Ronny. Lalu bagaimana persiapan Semen Padang menyambut dua laga resmi tersebut? Hingga kini, di antara tim-tim yang akan berkompetisi di kompetisi yang dikelola PT LPIS, Semen Padang merupakan tim yang paling siap. Pasalnya, jauh-jauh hari mereka telah merekrut sejumlah pemain bintang dan sudah melaksanakan delapan kali laga ujicoba dengan sejumlah klub di Indonesia, Malaysia, dan Brunai Darussalam. Terkait dengan sejumlah pilar yang lagi bekap cedera, manajemen Semen Padang pun telah mengambil sejumlah langkah antisipasi. Mereka telah merekrut mantan pemain bela-

DIJUAL / DIKONTRAKKAN : Ruko Baru 2 pintu, Jl. Raya Kp. Jua No. 34 Kel. Batung Taba Lubeg. Rumah Komplek Cendana, TP 120, LT 387, dekat SD Islam Terpadu Kel. Andalas Padang. Hub : 08126637508

DIKONTRAKAN 1 buah kios (cocok utk jual beras,santan,P&D dan ikan asin) 3x4m,dan Dijual 1 buah kios di leter L (keduanya kios baru di pasar alai) dkat los ikan. hub: Nana 081267481985 tdk melayani SMS.

ISUZU DIJUAL Panther Hi-Grade Th 99 Akhir, Pjk Baru Bln 1, Wrn Abu2, Siap pakai, BA, hrg nego, Hub : 08126727578

HONDA DIJUAL : Honda CRV Manual th 08/09 pajak setahun,jok kulit asli,warna silver stone,servis reccord honda.hub 081266611586 maaf T.P

HINO DIJUAL Hino Dutro 110ps, 130ps sd,md,hd, long chasis. Hub. Nurul 085263799442.

TIMOR DIJUAL : Timor SOHC th 99 orisinil, Pajak baru, pemakaian pribadi, BA Pdg

DICARI Mekanik Mobil yang Berpengalaman dan Teknisi Aksesories Serta Karyawan Cucian Mobil, Berminat Hub : Hendra, 082169146678

DIJUAL : Rumah LT 281m2, LB 141m2, Lok. Komp. Taman Citra Berlindo Tahap 2 Blok BB 03 Batang Kabung Ganting Koto Tangah, Hrg nego, TP, Hub : 087895651212

DIBUTUHKAN 4org tenaga ahli psg kaca film, d dim, dvd,remote control,central lock dll yg siap ditptkan di muara bungo, bangko (jambi), syarat : jujur, rajin. fasilitas : tpt tinggal, makan ditanggung perusahaan, yg berminat, hbgi:085368531128.

DIJUAL RUMAH di komplek dangau teduh LT 500M2,LB lbh kurang 200M2. HUB 085274198009 TP

DIBUTUHKAN Tenaga Pengajar/ Guru Pendidikan S 1 Bidang Study Matematika, IPA, Lamaran ke Bimbel Cerdas Jl. Mangga V No. 389 Perumnas Belimbing Padang DIBUTUHKAN : Wanita/ Pria 18 - 30 thn, Utk Pekerja Roti, Syarat Fotocopy KTP & Surat Kesehatan, Lmrn diantar Lngsung ke Pabrik Roti Minang Jaya Jl. Kandis III No. VI Siteba, Telp, 0751-7053765

DIBUTUHKAN : Operator Mesin Digital Printing berpengalaman. Lmrn diantar ke : Dyan Digital Printing, Jl. Ir. H. Juanda No. 47 (lampu merah Pasar Pagi Pdg). Telp. 0751-7056213, 085263862233 DIBUTUHKAN : Orang Minang yg Tinggal di Bandung Butuh 1 Org Wanita Pengasuh Bayi, Gaji 1,5 Jt/ Bln, Kontrak 1 Thn, Hub : Ibu Tata, 081266791992 DIBUTUHKAN Karyawan/ti utk Toko, Pria & Wanita, Punya SIM A (Pria), Pnddkn tmtn SMA (Wanita). Lamaran diantar langsung ke : Winerva Sport, Jl. Imam Bonjol No. 7 Padang.

KEHILANGAN

KEHILANGAN : STNK BA 4776 BE an.

DIJUAL RUMAH : Jl. Penjernihan I, No.7 Gn. Pangilun, zona kmpus/perkantoran. Tanah 300m2, Rmh 300m2, SHM, IMB,9Kt,9Km,Garase 2 Mobil, Ruang Kerja, Carport 2 Mobil,2 lantai,Full keramik, 5 kmr sdg dikoskan, PDAM, Listrik 2300W,Tanah tinggi, bebas banjir, zona evakuasi tsunami, nego, tdk melayani sms. Hub : Erison, 081275333307

DIKONTRAKKAN RUMAH : KT 4, KM 3, Garase, Halaman Luas, PAm, Jl. Pekan Baru I No. 34 (Blkng No. 33) Asratek Ulak Karang Pdg, Hub : 081363136765 DIJUAL CEPAT RUMAH: Perumahan Tarok Indah 11 No.E 2 B1.Baru LT 408,LB 200,KT 5,KM 3 LT Keramik,Pagar Menimalis Sanyo,SHM.Harga 650 Juta Nego Hub:081267409101/ 081266303300 DIJUAL Cepat 1 unit rumah dengan luas tanah 1000m2,tanah bersetipikat,lokasi depan KUD LIMBANANG Kab.50 kota, hub 082173165451. DIKONTRAKKAN Kos Karyawan Harian & Bulanan, Fas. AC, TV, Sofa, Almari, Rumah 2 KT Lngkp Perabot Hub : 082391166660, 081267797222

KEHILANGAN KEHILANGAN : STNK BH 4370 HP KTP Jambi, Sim C Poltabes Jambi, ATM Mandiri, an. Wahyu Jumardi, Dri Korong Gadang - Bypass Kuranji,

kang Persibo Bojonegoro Aris Tuansah, untuk menggantikan peran David Pagbe yang mesti absen selama lima bulan untuk pemuliha cidera lutut kanannya pascaoperasi beberapa minggu lalu. Sementara itu, terkait dengan Hengki Ardiles yang juga mengalami cedera, diperkirakan sudah akan pulih pada laga community shield mendatang. Kalau pun belum, penasehat teknik Semen Padang FC Suhatman Imam mengatakan, posisi Hengki bisa digantikan Novan Satya Sasongko. ”Dengan direkrutnya Aris, kami pikir sudah cukup. Hingga kini baik tim pelatih maupun manajemen belum lagi memiliki rencana melakukan perekrutan pemain baru,” ujar Suhatman. Mengomentari kualitas Aris yang secara resmi diikat kontrak oleh Semen Padang Kamis lalu, Suhatman menyebutkan, keberadaannya di tim Kabau Sirah, cukup untuk menutup kekurangan akibat absennya Davi Pagbe. “Dia pemain yang bisa diandalkan. Dibandingkan beberapa pemain belakang yang kami miliki sebelumnya, kualitas Aris sedikit lebih baik dari mereka,” tandasnya. Sementara itu, rencaba ujicoba di Medan dibatalkan. Karena panitia belum melayangkan undang ke Semen Padang. Satu lagi rencana ujicoba adalah dengan PSPS Pekanbaru. Tapi itupun masih menunggu undangan tim asal Riau tersebut. (cip)

TANAH DIJUAL TANAH : L 2649 M2, SHM, LOKASI JALAN RAYA PADANG LUAR BKT ( DEPAN AROMA MOTOR) 40 METER DARI TEPI JALAN RAYA. HUB 081374209060 / 081266146542. Tanpa Perantara. COCOK UNTUK GUDANG, BENGKEL,SEKOLAH DLL

DIJUAL TANAH : 1). Luas 300 m, Lok: Lakuang By Pass Bukittinggi, 2). Luas 3500m Lok: Biaro Jl. Raya Km.7 Bukittinggi – Payakumbuh. HUB : 0811 6666 86 T.P

DIJUAL CEPAT RUMAH PRIBADI : Siap huni di Solok, LT 125m2, LB 100m2, 3KT, 2KM/WC, teralis, pagar, PDAM, listrik 900W, kedai, full keramik, over kredit 89Jt nego, sdh jln 30bln, TP. Serius hub : 085364965245

DIJUAL TANAH : Luas 1424m2 atau 3100m2, SHM, di Jl. Bungo Tanjung (SMA 7 Kel. Anak Air), 150m dari By Pass KM23, cck utk perumahan/ gudang. Hub : 08126768000

PERUMAHAN TIPE 39 M / LT. 120 M, SHM, SUMUR CINCIN, PLN 1300 W. LOKASI JL. SINGGULING (ANTARA KANTOR BUPATI DGN PASAR LUBUK ALUNG) RP. 75 JT (TERIMA KUNCI) GRIYA SUMATERA. 0813 6380 3000

DIJUAL CEPAT TANAH : LT 230m2, ada bangunan tua, cck utk ruko/usaha, Jl. Adinegoro No. 14 Ganting-Tabing Arang Perahu. Hub : 082118990009

DIKONTRAKKAN : Rumah Jl. Jihat 5 No. 66 Parak karakah KT 7, KM 4, Dapur 3, Garasi utk 2 Mobil, pekarangan Utk 5 Mobil , Suasana di Jamin Aman dan Nyaman, Hub : 085363030903 DIJUAL RUMAH: Di Polamas Blok j/06, LT/LB 250/200m2,3 Kt,1 KP (ATAS) hub : 0751 7714 715, 0811660 6040, TP. DIKONTRAKKAN RUMAH : 2KT, 1RT, 1RK, di Komplek Filano Jaya I Blok C5 No. 3, dkt mesjid Darussakinah, Parak Karakah. Berminat datang langsung ke lokasi, TP, pd tgl 9-18 WIB, khusus utk yg telah berkeluarga. Hub : 081374461314

DIJUAL RUMAH : Seluas 207m2 di jl. Rambutan 12 no 187 (2lantai) lantai 1 keramik, 4KT, 4KM, listrik 1300watt, air PDAM. Hub : 081363343172 RUMAH & MOBIL DIJUAL : Komp. Villa Sentosa Blok C No. 1 Gn. Pangilun Pdg. Tyt Fortuner Solar '09 & Baleno '01, BA. Hub : 08126640892 DIJUAL RUMAH : 1 Unit type 45, 2kmr, full keramik, SHM, listrik 1300, PDAM, dekat Kampus ATIP, cocok utk kost2an, harga nego. Hub : 081266051587 (Tdk menjawab SMS) DIJUAL RUMAH BARU : Lokasi Taruko 4 (Sungai Tarung, Bungo Pasang) Padang, tipe 50/130, 2kmr, lt keramik, atap genteng metal, batas tanah di pondasi, hrg 145Jt. Hub : 0751-841880, 810867 (PT. Lambau Agung Jaya)

DIJUAL : Rumah Luas Tanah 514m2, Hook, Pusat Kota, Jl. Bandar Damar 16 Padang, SHM, hrg nego, TP, Hub : 081363508264 DIJUAL : Rumah Komp. Pilano II Siap Huni KT 3, Ccok utk Jualan, Fasilitas Lengkap, Hrg 250 jt Nego, Hub : 081535307075, TP

KEHILANGAN KEHILANGAN : BPKB BA 1225 AG a/ n Elfios. Hilang sekitar Kota Padang. Bagi yang menemukan hrp hub pos polisi terdekat KEHILANGAN : STNK BA 2589 FP an. Cici Merlin, Dri Taratak Paneh - Simp. Ketaping Kuranji, Bagi yang menemukan hrp hub pos polisi terdekat KEHILANGAN : STNK BA 20146 BJ an.

DIJUAL : Tanah hak milik, luas 2.280 m2, lokasi jl Durian, Tanjung AgungMuaro Bungo (pusat kota), hub ; Syukri 085210546150. DIJUAL TANAH : 2.842m2 di Sungai Duo, Sungai Lareh, lokasi dipinggir jalan, harga Rp 295,000/M2. Berminat hub: 0813-6346-0098, 0813-63395086 DIJUAL TANAH : Luas +/- 300m2, Lok. Jl. Binuang Kampung Dalam Pisang, SHM, Tanpa Perantara, Hub : ADI, 081363812338 DIJUAL TANAH Kosong 200m2, 250m2, 300m2 di Sungai Sapih Samping Diklat 400 m dri Jalan Bypass, 350m2 Dkt Kntor Lurah Sungai Sapih, Hub : 082391166660, 081267797222 DIJUAL Tanah SHM & Bangunan, di Jl. Veteran Padang, LT : 220M2, LB :110 M2, 5 K.Tdr, R.Tamu, R.Keluarga, 2 KM/WC, Dapur. Hub. 081266191540 DIJUAL TANAH : Luas 450m2, SHM, Jl. By Pass KM 7 Kayu Gadang Samping Rumah makan Sederhana Masuk Kedalam +/- 60 M, Hub : 081374363562. Tanpa Perantara DIJUAL TANAH : Komp. Jundul Rawang Blok J No. 4 & 5, LT 216m2 (18 x 12 M) Ccok utk Rumah Kost / Kontrakkan, Hub : 085274336804 DIJUAL TANAH : SHM 250m2, Beserta Bangunan Plan Lantai 2, hrg 325 Jt, Lok. Rimbo Tarok Kuranji Padang (Zona Hijau) Hub : Fahmi, 08126704471, 0751-9875771

SERBA SERBI PELUANG USAHA : Distributor Permen Lolly Pop, harga @Rp. 600, keuntungan menjanjikan. Hubungi : Wahyudi Iskandar, ST. 085278303000, 087895309000 DIKONTRAKKAN HALL / GUDANG : +20x20m2, fasilitas listrik ada, sumur sanio. WC2, kmr 2, RT1, jalan aspal, tempat Jl. Jamaludin luar ketok pisang Padang. Hub : 082171017760 (Nazar) DANA TUNAI : Dana Tunai/Bridging s/d 500M NO. BI


SENIN 7 JANUARI 2013

PASAMAN BARAT

ASISTEN III Setda Pemprov Sumbar, Sudirman Gani memukul gong tanda dibukanya MTQ ke VII di Talu Kecamatan Talamau belum lama ini

Bupati memberikan bantuan bibit bersertifikat kepada masyarakat. HARI ini, tanggal 7 Januari 2013, Kabupaten Pasaman Barat (Pasbar) genap berusia selama 9 tahun. Kabupaten yang dijuluki sebagai kabupaten jagung ini, kalau diibaratkan dengan umur manusia, usia ke 9 ini adalah sebuah usia yang sangat masih muda. Namun, berbagai pertumbuhan dan pembangunan infrastruktur terus digenjot, untuk meningkatkan perekonomian masyarakat. Artinya, kabupaten ini tidak kalah majunya dengan 19 kabupaten/ kota di Sumbar lainnya. Buktinya, berbagai terobosan terus didongkrak. Bahkan telah banyak menorehkan berbagai prestasi dan mengharumakan nama baik Pasbar sampai ke kancah nasional. Bupati Pasbar H Baharuddin R di dampingi Wabup H Syahrul Dt Marajo mengatakan, momentum ulang tahun ini, diharapkan tidak hanya sekadar acara seremonial belaka, tanpa ada makna. Momen ini harus menjadi ajang bagi pemerintah daerah untuk meningkatkan pelayanan pada masyarakat. Momen ini tidak hanya habis di lapangan upacara, lalu selesai begitu saja. ”Kita harapkan di usia 9 tahun ini, masyarakat Pasbar semakin maju, dan mari bersama membangun Pasbar ke arah yang lebih maju dan mandiri,” kata Baharuddin kepada Padang Ekspres di Simpangampek, belum lama ini. Dikatakannya, momentum peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Pasbar ini juga merupakan kilas balik dan refleksi dalam rangka mewujudkan percepatan pelaksanaan pembangunan. Dan dihimbau agar seluruh jajaran pemerintahan dan masyarakat untuk saling membantu dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Berbagai terobosan telah dilakukan untuk meningkatkan perekonomian rakyat. Mulai dari program nagari

ke nagari, memberikan pakaian kepada pelaku adat seperti bundo kanduang, ninik mamak. Ada juga program mengangkat da’i nagari di setiap nagari. Pembangunan infrastruktur perkantoran seperti kantor Dinas Kesehatan, DPKAD, BPMP2T dan infrastruktur lainnya. Selanjunya, membangun Teluk Tapang, Bandara Pusako Anak Nagari (PAN) di Halaban, Kapa. Bahkan menata kota mulai dari kota Simpangampek-Padangtujuah terus dilakukan pembenahan pembanguna infrastruktur. Terutama pembangunan Jalan Soekarno-Hatta yang berada di Nagari Lingkuangaua dan Nagari Auakuniang Kecamatan Pasaman, Pasbar. Pembangunan jalan berikut dengan jembatan yang dilakukan tahun ini, tepatnya dari depan Kantor Kejaksaan Negeri Simpangampek hingga di depan Kantor Dinas Pendidikan kabupaten setempat, diprediksi bakal rampung di pertengahan 2013 mendatang. Pasalnya, Pemerintah Daerah (Pemda) di 2013 mendatang akan mengalokasikan anggaran senilai Rp25 miliar. Sementara itu, Sekretaris Daerah, Yulrizal Baharin mengatakan peringatan HUT Pasbar ke-9 merupakan momen untuk melakukan evaluasi kinerja yang telah dilakukan selama ini. Baik dari segi pemerintahan, ekonomi, pendidikan, keagamaan, pembangunan fisik dan pembangunan bidang lainnya. Semuanya merupakan tujuan untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Pasaman Barat umumnya. Ajang evaluasi tersebut akan dijadikan bahan introspeksi bagi segenap jajaran Pemkab Pasbar. Meskipun sebagai daerah pemekaran, Pasbar cukup berkembang dengan potensi yang melimpah ruah, potensi pertanaian, potensi perkebunan, industry perkebunan, potensi pertam-

27

Bupati Pasbar H Baharuddi R menerima tamu dari investor Korea di lapangan Bandara Pusako Anak Nagari Jorong Halaban Kenagarian Kapa Kecamatan Luhak Nan Duo

Momen Evaluasi Dan Tingkatkan Pelayanan bangan, potensi pariwisata dan potensi lainnya. Pembangunan akan dapat berjalan dengan baik jika semua elemen dapat bekerja sama dan bekerja dengan ikhlas. Dalam melakukan agenda pembangunan koordinasi dengan lini-lini terkait baik secara horizontal antar SKPD maupun secara vertical unsur Muspida sangat penting dilakukan untuk menjalankan program demi peningkatan kesejahteraan masyarakat. ”Saat ini yang menjadi fokus utamanya adalah sektor infrastruktur yang masih belum optimal. Selain itu pemberdayaan ekonomi akan terus dilakukan dalam rangka menekan jumlah angka kemiskinan di Pasbar. Untuk itu, kami berharap dukungan semua elemen dalam mewujudkan visi dan misi Pasbar Membangun Pasaman Barat di Atas Tadah Agama sesuai yang diharapkab Bapak Bupati dan masyaraskat Pasbar,” katanya. Menurutnya, HUT Pasbar harus menjadi bahan renungan bagi seluruh peserta dan umumnya seluruh masyarakat setempat. Dengan memberikan dukungan penuh yang menjadi salah satu sisi kekuatan Pemkab dari masyarakat untuk melangsungkan berbagai pembangunan di daerah setempat kedepan. (roy)

Bupati Pasbar H Baharuddin R memberikan bantuan kepada warga kurang mampu di Aula kantor bupati.

PARA Bundo Kanduang Kabupaten Pasbar menerima baju pakaian adat dari Bupati Pasbar H Baharuddin R di aula kantor bupati setempat

BUPATI Pasbar H Baharuddin R bersama anggota kelompok tani saat penyerahan bantuan jagung dan pupuk kepada kelompok tani model jagung di Mahakarya, Kenagarian Kotobaru, Kecamatan Luhak Nan Duo

Kantor DPKAD siap ditempati pada tahun 2013 ini.

BUPATI Pasbar H Baharuddin R memberikan hadiah utama sepeda kepada peserta pemenang lomba sepeda santai.

BUPATI Pasbar H Baharuddin R menanam pohon di Tanjung Sari.

WAKIL Bupati Pasbar H Syahrul Dt Marajo memberikan hadiah penghargaan kepada atlet usai pelaksanaan Porprov di Limapuluh Kota

Wabup Pasbar H Syahrul Dt Marajo menyerahkan hadiah undian kepada peserta lomba sepeda santai di Sasak Kecamatan Sasak Ranah Pasisie

DARI KIRI; Sekda Pasbar H Yul Rizal Baharin, Wakil Bupati H Syahrul Dt Marajo dan Bupati Pasbar H Baharuddin R saat mengikuti kegiatan hari besar Islam di depan halaman kantor bupati.

H Baharuddin R, serius menggambarkan potret keindahan lokasi MTQ Sumbar, pada Kepala Dinas PU Reflin dan jajaran SKPD lainnya di Padangtujuah Kecamatan Pasaman belum lama ini

Bupati Pasbar H Baharuddin R melepas sepeda santai di Sasak.

BUPATI Pasbar H Baharuddin R berbincang-bincang dengan Kadis Pekerjaan Umum Reflin saat meninjau pembangunan Teluk Tapang.


IKLAN PADEK

SENIN 7 JANUARI 2013 CMYK

28


IKLAN PADEK

SENIN 7 JANUARI 2013

29

TRIARGA

PT. TRIARGA MEDIA TELEVISI

Hari Ini

(Senin, 7 Januari 2013)*

Pukul

Acara Pukul Acara

13.00-13.05 DETAK TERKINI 19.30-20.00 SOCIETY 13.05-14.00 BURSANIAGA 20.00-21.00 DIALOG MALAM 14.00-14.05 DETAK TERKINI 21.00-21.30 DETAK SEMBILAN 14.05-15.00 SERENADA 20.30-22.00 LAGU MINANG 15.00-15.30 DETAK SUMBAR *Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu 15.30-16.00 LOWKER 16.00-16.30 CERITASORE 16.30-17.00 PERISTIWASEPEKAN 17.00-17.30 DETAK TRIARGA 17.30-18.00 KALILIANG KAMPUANG 18.00-18.05 DETAK TERKINI 18.05-18.30 TAKJUB 18.30-19.00 AUTO FOKUS 19.00-19.30 DETAK SUMBAR MALAM

PADANG Hari Ini SENIN, 7 Januari 2013 PUKUL ACARA 06.30 - 07.00 DETAK PAGI 07.00 - 08.00 KUCINDAN MINANG 08.00 - 09.00 BURSA NIAGA 09.00 - 10.00 LAPOR PAK 10.00 - 12.00 LEJEL HOME SHOPPING CLOSING PADANG TV 12.05 13.00 - 16.00 LEJEL HOME SHOPPING 16.00 - 16.30 DETAK SORE 16.30 - 17.00 SUPERKIDS 17.00 - 18.00 DIALOG ALI SADIKIN 17.30 - 18.00 SEKOLAHKU 18.00 - 19.00 AZAN MAGRIB / MUSIK ISLAMI 19.00 - 19.30 DETAK SUMBAR 19.30 - 20.00 SOCIETY 20.00 - 21.00 DIALOG MALAM 21.00 - 22.00 BINTANG SAINS 22.00 - 22.30 DETAK PILIHAN 22.30 - 23.00 KLAPKLIP DETAK TERKINI 16.00 - 16.05 DETAK TERKINI 18.00 - 18.05 DETAK TERKINI 20.00 - 20.05 DETAK TERKINI 21.00 - 21.05 DETAK TERKINI 22.00 - 22.05 DETAK TERKINI 23.00 - 23.05 DETAK TERKINI *Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu

N

Pastikan Iklan Anda Terbit di

ZT PADANG

Harian Pagi Padang Ekspres

ZAHRA TEKNIK

RANGKA BAJA RINGAN JAYA BERSAMA TRUSS Jl. Veteran No. 36 C Padang

Menyediakan Pemasangan :

SPESIALIS AIR CONDITIONER (AC) Menerima : Alamat : Ø Penjualan Baru Ø Pemasangan Baru Maransi Indah 7 No. 33 Siteba Padang Ø Bongkar Pasang Ø Service Semua Merk Ø Reparasi (Perbaikan), dll

081363568833

Simpang By Pass Pisang (Samping Rili Swalayan)

- Rangka Baja Ringan - Plafond - Atap zinc alume - Dinding Partisi

HARGA BERSAING

0751 - 7977999 0811613078

0751 - 778882, Fax : 778883

e-mail Iklan : padek_iklan@yahoo.com


CMYK

SELEBRITIS

30

SENIN 7 JANUARI 2013

Ayu Dewi

Syukuran 7 Bulanan banyak didoakan. Tapi, dibalut adat Gorontalo,” kata Ayu yang mengenakan baju adat warna merah bersama suami. Mereka berdua tidak terlalu paham soal adat tersebut. Makanya, ketika diminta menjelaskan, mereka memanggil Emma Mariam Gobel, ibu Regi. Emma lalu menjelaskan bahwa prosesi itu memiliki dua makna. Pertama, mendoakan Ayu dan Regi supaya kelak menjadi orang tua yang mampu mengemban amanah. “Bisa mengantarkan anak-anaknya menjadi anak yang saleh dan salihah serta berbakti kepada

orang tua,” jelas Emma. Kedua, mendoakan agar persalinan nanti lancar. Bayinya berada dalam posisi yang baik dan sehat. Emma juga memberikan banyak nasihat untuk Ayu. Dia mengingatkan Ayu agar tidak terlalu banyak minum air es, tidak lagi mengenakan high heels, dan tidak sering pulang larut malam. “Paling itu saja. Ayu itu anaknya manis kok. Dia tidak merepotkan,” ujarnya. Dia berdoa agar Ayu diberi ketegaran iman untuk mengantarkan anak-anaknya. “Ayu juga harus pasrah menerima ketentuan-Nya,” lanjut-

nya. Presenter Dahsyat itu pun manggut-manggut saat mendengar ucapan mertuanya. Karena pada dasarnya tidak bisa diam, saat hamil pun Ayu masih lincah. Dia tidak merasakan kendala berarti selama kehamilan. “Paling sekarang ini kalau lapar nggak bisa ditahan. Kalau kecapekan, perutnya langsung kencang,” ujarnya. Setelah acara tujuh bulanan, Ayu dan Regi baru membeli perlengkapan bayi. Malah keduanya bercanda bahwa mereka menerima sumbangan kado. “Silakan yang mau kasih kado,” ucap Ayu. (jpnn)

CMYK

AYU Dewi dan suaminya, Regi Datau, mengadakan syukuran untuk tujuh bulan kehamilan Ayu kemarin. Syukuran itu diselenggarakan di Hotel Gran Mahakam, Jakarta Selatan. Karena keluarga Regi berasal dari Gorontalo, syukuran tersebut kental dengan adat daerah itu. Ayu dan Regi terlihat menikmati acara tersebut. Setelah pengajian, acara itu dilanjutkan dengan prosesi yang memiliki banyak makna. Di antaranya, suap-suapan, pemijatan, dan pemberian tanda di dahi Ayu. “Sebenarnya sih acara ini penuh doa. Kami


IKLAN PADEK

SENIN „ 7 JANUARI 2013

harga mulai

Simpang By Pass Pisang Padang KM 7

PINDAHAN (MOVERS) / PENGANGKUTAN ???

ATAKA

Movers Pindah Kost, Rumah, Toko, Kantor, Pabrik (Skala Besar/Kecil) & Pengangkutan (Lokal dan Domestik)

Ingat Pindah Ingat Zataka ZATAKA EXPRESS DIVISI JASA PINDAHAN (MOVERS) Jl. Teknologi Raya No. 104 Siteba Padang Telp. 0751 - 7871716 HP. 08126786259 Email : zataka_ku@yahoo.com Klik kami di http://www.zatakagroup.com

31

email : padek_iklan@yahoo.com


SOCIETY HUT SOLSEL

SENIN 7 JANUARI 2013

CMYK

32

Wapres Boediono menyerahkan penghargaan ketahanan pangan kepada Bupati Solok Selatan, Muzni Zakaria.

Bupati Solok Selatan Muzni Zakaria saat peninjauan proyek pembangunan infrastruktur.

Sembilan Tahun Kabupaten Solok Selatan

Ekonomi Solsel makin Kokoh dengan Infrastruktur KEMAJUAN suatu daerah setidaknya ditentukan dengan keunggulan tiga unsur. Sumber Daya Manusia (SDM), Sumber Daya Alam (SDA) dan

infrastruktur. Kalau masalah SDA, kandungan perut bumi yang terdapat di Solok Selatan tak ada bandingnya dengan kabupaten/kota lain di Sumbar. Sebut saja emas, bijih besi, mangan, hasil perkebunan, kehutanan hingga energi terbarukan seperti panas bumi melimpah ruah di Solok Se-

latan. Meski didukung dengan potensi SDA yang handal, namun sebelum menjadi daerah yang berdiri sendiri, Solok Selatan masih tertinggal karena persoalan SDM dan minimnya infrastruktur. Setelah resmi menjadi daerah pemekaran dari Kabupaten Solok, 7 Januari 2004, pembangunan di Solok Selatan semakin menggeliat. Tahun ke tahun percepatan pembangunan terus dikebut. Dengan

harapan agar Solok Selatan mampu sejajar dengan daerah lain. Alhasil, di usia Solsel yang ke-9, kemudahan akses layanan publik semakin terasa. Bahkan anggaran untuk percepatan pembangunan untuk masyarakat yang terangkum dalam belanja modal terus mengalami peningkatan (lihat grafis). Di bawah kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati definitif ke-dua, Muzni Zakaria

dan Abdul Rahman, sejumlah program strategis terus dipacu. Optimalisasi kesejahteraan masyarakat serta untuk mewujudkan SDM yang bagus, penting didukung dengan infrastruktur yang memadai. Program prioritas yang diusung oleh duet yang dikenal dengan pasangan Musawarah (Muzni bersama wakilnya Abdul Rahman) adalah percepatan infrastruktur seperti jalan dan jembatan. Program ini sejalan dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM). ”Kalau infrastruktur sudah teratasi, maka SDM akan meningkat. Roda ekonomi juga akan ikut bergerak,”•imbuh Bupati Solok Selatan Muzni Zakaria. Sebagai orang yang sudah malang melintang di”•PU”•, Muzni paham betul efek do-

mino yang ditimbulkan bila ketersediaan infrastruktur sudah memadai. Dulunya, petani di pelosok Solok Selatan kesulitan untuk mengangkut hasil tani mereka, karena tak ada akses jalan yang layak. Dengan ketersediaan infrastruktur jalan, persoalan tersebut teratasi. Dengan sendirinya pendapatan masyarakat juga ikut naik. Tahun 2015 Pemkab Solsel menargetkan, perkampungan-perkampungan sudah terkoneksi melalui sarana perhubungan darat. Program percepatan pembangunan lewat infrastruktur yang terangkum dalam visi dan misi Musawarah itu, dituang dalam setiap periode Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD). Tahun ke tahun komposisi APBD selalu lebih menonjol alokasi untuk pembangunan infrastruktur ”Dalam KUA PPAS APBD 2013 ada beberapa SKPD yang mendapat perhatian atau porsi

lebih dibanding SKPD lain. Antara lain PU, pendidikan, kesehatan, ESDM, pariwisata, perhubungan, BPM. Tapi yang paling prioritas adalah PU dan pendidikan,”•tambah sekretaris Badan Perencanaan Pembangunan Penanaman Modal Daerah (BPPPMD), Syamsurizaldi. Mega proyek yang tengah dilanjutkan Pemkab Solok Selatan saat ini adalah jalan tembus menuju Dharmasraya. Kelanjutan jalan tembus antara Abai, Kecamatan Sangir Batang Hari menuju Dharmasraya, pada 2013 telah dianggarkan untuk pengerasan sepanjang 20 km dan lanjutan hotmix 7 km. Proyek strategis di Solsel bagian timur itu, dinilai juga dapat memicu iklim investasi yang semakin cerah, sehingga, ekonomi masyarakat Solsel pun semakin bergairah. Muaranya, SDM di Solsel juga ikut berkembang. (adv)

APBD SOLOK SELATAN DARI TAHUN KE TAHUN 93.525.293 .650 5.282.553.650 15.744.457.496 217.071.223.800 7.778.223.800 77.520.419.350 266.695.409.375 7.047.157.100 132.908.517.567 300.835.863.981 12.276.099.900 133.489.359.855 336.427.417.516 16.281.695.745 137.879.967.944 359.176.240.481 15.590.602.578 106.778.809.313 441.714.617.730 15.908.363.677 168.769.277.313 474.409.633.050 22.755.672.725 178.509.942.234.

Wakil Bupati Solok Selatan Abdul Rahman ikut memberi semangat kepada kontingen Solsel yang berlaga di Poprov 2012. Di bidang olahraga Solsel kini semakin layak diperhitungkan.

Gubernur Sumbar Irwan Pryitno bersama Wabup Solsel Abdul Rahman, Sekkab Solsel Fachril Murad saat meninjau irigasi di Solsel.

Wabup Solsel Abdul Rahman bersama Wapres Boediono usai saat Rapat Koordinasi Nasional Kebijakan Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal melalui Kebijakan Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun 2013.

Wakil Menteri ESDM Rubi Rubiandini bersama Bupati Solsel, Sekda, dan jajaran PT Supreme Energy Muara Laboh. Solsel berhasil mencetak sejarah panas bumi, menurut Wamen ESDM energi panas bumi di Solsel merupakan sejarah kebangkitan panas bumi Indonesia.

Bupati Solok Selatan Muzni Zakaria didampingi Kadis Sosial Tenaga Kerja dan Transimigrasi Erwin Ali, menyerahkan bantuan kepada korban banjir bandang akhir tahun lalu.

Bupati Solok Selatan Muzni Zakaria saat pengobatan gratis kepada masyarakat di Pauhduo beberapa waktu lalu.

CMYK

Bupati Solok Selatan Muzni Zakaria, Wakil Bupati Solok Selatan Abdul Rahman bersama para petani saat panen padi. Solsel berhasil mendapat penghargaan ketahanan pangan nasional, karena produksi padi mengalami peningkatan.

2005 APBD PAD Bel anja Modal 2006 APBD PAD Belanja Modal 2007 APBD PAD Beanja Modal 2008 APBD PAD Belanja Modal 2009 APBD PAD Belanja Modal 2010 APBD PAD Belanja Modal 2011 APBD PAD Belanja Modal 2012 (awal) APBD PAD Belanj a Modal


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.