Pontianak Post

Page 1

cmyk

Hotline Service

Po

anak P nti

Phone: 081257225755 082150002031 SMS: 085347259955

t os

Berlangganan & Pengaduan

&

No

RIS N ET ROY MORGA

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013 M / 2 Jumadil Awal 1434 H

pertama dan terutama di kalimantan barat

Eceran Pontianak Rp. 3.000

Tiga Pemilihan, Asap Masih Hitam

KONKLAF : Sebuah pemandangan menunjukkan orang-orang yang berkumpul di alun-alun St Petrus. Mereka menunggu asap yang mengumumkan hasil suara konklaf pada 13 Maret 2013 di Vatikan. Hingga kemarin, cerobong Kapel Sistine, tempat penyelenggaraan konklaf, masih mengeluarkan asap hitam AFP PHOTO / TIZIANA FABI

VATICAN CITY – Tidak adanya kandidat unggulan pengganti Paus Emeritus Benediktus XVI terasa pada konklaf (prosesi pemilihan paus) hari kedua kemarin. Pada tengah hari waktu setempat, yang keluar dari cerobong Kapel Sistine, tempat penyelenggaraan konklaf, adalah asap hitam. Artinya, dalam

Dollar US

Dolar SGD

dua kali pemilihan pada sesi pagi kemarin, tidak ada nama yang berhasil meraih suara mayoritas. Hari pertama konklaf, Selasa (12/3), juga menghasilkan kepulan asap hitam. Pada hari pertama tersebut, 115 kardinal peserta konklaf melaksanakan satu kali sesi pemilihan pada malam (Rabu

Ringgit MYR

7.814

9.746

3.139

Kurs Rupiah 11 Maret 2013

Selebritas

Belajar Bikin Roti PECINTA sinema bakal melihat aksi dan wajah ayu Laura Basuki. Ia dipercaya menjadi Mei, pemilik toko roti, bintang utama film Madre yang kisahnya ditulis oleh Dewi Lestari. Demi mendalami uKe Halaman 7 kolom 5

dini hari WIB). Pada hari-hari berikutnya, konklaf dapat mengadakan empat kali pemilihan sepanjang hari. Dua sesi pada pagi dan dua sesi pada petang. Kalau tak ada paus terpilih dalam dua kali pemilihan, asap hitam dinaikkan. Karena itu, dalam sehari, asap hitam hanya muncul dua

kali. Yakni, pada akhir sesi pagi dan akhir sesi petang. Sebaliknya, kalau konklaf sudah berhasil memilih paus, asap putih bisa langsung disemburkan. Berdasar jadwal, sesi pemilihan pagi dihelat pukul 10.30 (16.30 WIB) dan 12.30 (18.30 WIB). Pemilihan sesi sore dilangsungkan pukul 16.30

(22.30 WIB) dan 18.30 (00.30 WIB). Karena itu, pada jamjam tersebut lapangan Basilika Santo Petrus selalu penuh sesak. Plaza besar itu dijejali peziarah yang selalu mendongak ke atas, menanti fumata bianca (asap putih) muncul dari cerobong Kapel Sistine. Meski hingga tiga kali pemilihan belum ada paus

Advertorial

Polisi Bingung Terapkan Hukum Penyalahguna Lem

Mulai Pulih

EFEK MENGHIRUP LEM

PONTIANAK- Aktivitas mengisap lem menjadi tren terbaru di remaja hanya sekadar sensasi tanpa arti. Lem jadi alternatif pengganti sabu-sabu, ekstasi, heroin, ganja dan lain-lain yang harganya mahal dan tidak terjangkau anak-anak. Padahal dampaknya sangat besar terhadap anak dan lingkungan sosialnya. Namun demikian, hingga saat ini kepolisian bingung dalam menerapkan hukum untuk pengguna lem. Hal itu diungkapkan Direktur Narkoba Polda Kalbar, Kombes Pol Ahmad Alwi. Kata Alwi, penanganan pengguna lem ini menjadi dilema. Efek yang ditimbulkan akibat penggunaan lem berbahaya. Pihaknya tidak bisa menetapkan tersangka bagi pengguna lem karena tidak masuk dalam UU No. 35/2009 tentang Narkotika. “Untuk penanganan, kami masih fokus menangani kasus narkotika dan prekusor. Kedua obat atau

Menyerang susunan saraf di otak sehingga bisa menyebabkan kecanduan Jangka panjang bisa menyebabkan kerusakan otak Sistem organ yang diserang adalah otak dan saraf, khususnya yang berhubungan dengan jantung dan pernapasan

Ketika terhirup, uap pelarut (solven) ini hanya membutuhkan waktu yang singkat untuk mencapai kadar toksik atau beracun

Komandan Sulu Lolos dari Operasi Militer Malaysia

Efeknya bisa bertahan hingga 5 jam sesudahnya Jangka pendek berisiko kematian mendadak (sudden sniffing death)

Enam Anggota TNI Jadi Tersangka

Ketika Diabetes Telah Mengganggu Fungsi Ginjal

Penyerang Mapolres OKU Dibawa ke Pengadilan Militer

BILA Anda sudah sering haus, sering kencing di malam hari, serta sering merasa lemas, berhatihatilah. Apalagi bila ditambah dengan berat badan yang awalnya naik lalu tiba-tiba turun terus-menerus. Padahal, Anda tidak melakukan diet. Dan biasanya, hal itu

PALEMBANG – Insiden penyerangan Mapolres Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, pada 7 Maret lalu akan berlanjut ke pengadilan. Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Nugroho Widyotomo mengatakan, enam anggota Batalyon Artileri Medan (Yon Armed) Martapura menjadi tersangka dalam kasus tersebut. Awalnya 30 anggota TNI diper-

uKe Halaman 7 kolom 5

uKe Halaman 7 kolom 1

Hirup Lem Bisa Serang Organ Otak Lahad Datu

uKe Halaman 7 kolom 1

Laura Basuki

terpilih, umat tak terlalu gelisah. Sebab, konklaf pada era modern rata-rata berlangsung tiga hari. Kardinal Joseph Ratzinger terpilih sebagai Paus Benediktus XVI setelah konklaf berlangsung dua hari dan empat kali pemungutan suara pada April 2005.

iksa di Palembang. Sembilan orang di antara mereka dikembalikan karena tidak terbukti bersalah. ”Nah, dari hasil pengembangan pemeriksaan lebih lanjut, enam menjadi tersangka. Yakni, Serma HMF, Praka DM, Sertu Ir, Koptu Ey, Mayor IA, dan Pratu TM,” ujar Pangdam kepada wartawan di Palembang kemarin (13/3). Enam tersangka itu dijerat beragam pasal yang berbeda. Hal tersebut disesuaikan dengan peran masing-masing dalam peristiwa itu. Dua di antara enam tersangka tersebut akan segera dikirim ke

pengadilan militer karena berkas perkara sudah lengkap. Empat lainnya sekarang masih masuk tahap kelengkapan berkas. ”Untuk level pamen akan dilakukan di pengadilan Medan, yakni Mayor IA. Serma HMF di Kodam II/Sriwijaya,” terang Nugroho. Sidang dilaksanakan paling cepat akhir Maret nanti. Nugroho mengungkapkan, tingkat kesalahan para tersangka berbeda-beda dan sekarang terus didalami. Karena itu, bukan tidak mungkin akan ada tersangka lagi

LAHAD DATU – Aparat keamanan Malaysia melaporkan bahwa Raja Muda Agbimuddin Kiram, pemimpin tentara Kesultanan Sulu di Sabah, ternyata masih hidup. Putra mahkota Kesultanan Sulu itu berhasil lolos dari sembilan hari operasi sapu bersih yang dilakukan militer Malaysia dan kini dikabarkan bersembunyi di Lahad Datu. “Tampaknya, dia tidak akan kabur dan meninggalkan pengikutnya di sini. Dia harus memimpin para pengikutnya itu,” kata Kepala Kepolisian Sabah Datuk Hamza Taib sebagaimana dikutip The Malaysia Insider kemarin. Pernyataan kepolisian KONFLIK l i Sabah tersebut sekaSABAH gus meralat kabar sebeSULU lumnya yang menyebut Agbimuddin telah tewas dalam pertempuran. Sebelumnya, Haji Musa, jenderal tentara Sulu, juga dilaporkan tewas. Jasadnya ditemukan membusuk di Kampung Tanjung Batu. Pasukan gabungan Malaysia sejak Selasa (5/3) menggelar Operasi Daulat di Lahad Datu yang ditandai dengan bombardir dari udara oleh pesawat tempur. Selain itu, mereka menyerbu lewat darat dengan serangan artileri. Taib menduga, Agbimuddin bisa lolos dan bergerak bebas karena dibantu penduduk setempat. Beberapa penduduk yang diduga ikut membantu Sulu ditangkap aparat Malaysia untuk diinterogasi. Hingga kini, 56 tentara Sulu dilaporkan tewas, sedangkan pihak Malaysia hanya kehilangan 10 anggota yang terdiri atas delapan polisi dan dua tentara. Kondisi Kota Lahad Datu dan sekitarnya kini mulai pulih. Sekolah sudah buka, pasar ramai, dan pertokoan mulai dipadati warga. Namun, bagi M. Sholeh, Konsul RI untuk Tawau, tugas perlindungan terhadap TKI belum berakhir. ”Saya akan cek terus kondisi mereka. Terutama yang masih di pengungsian Felda Sahabat. Saya telepon manajernya dua hari sekali,”

uKe Halaman 7 kolom 5

uKe Halaman 7 kolom 5

Zermatt, Kota yang Semua Kendaraannya Bertenaga Listrik 11: 55

15:03

18: 00

19:7

04:35

Tak Ada Deru Knalpot, Kereta Kuda Jadi Alternatif Keinginan keras Menteri BUMN Dahlan Iskan agar Indonesia segera mampu membuat dan memasalkan mobil listrik bukanlah gagasan yang mengawang-awang. Di Zermatt, Swiss, semua sarana transportasinya menggunakan tenaga listrik. Tak satu pun kendaraan berbahan bakar minyak (BBM) diizinkan masuk di kota yang terletak di atas awan, di punggung Alpen, itu. LEAK KUSTIYA/JAWA POS

LEAK KUSTIYA, Swiss Online: http://www.pontianakpost.com/ cmyk

SWISS punya banyak daya pikat. Jam tangan dengan keawetan turuntemurun, wine, panorama putih salju, hingga tantangan penaklukan puncak Alpen, Matterhorn. Satu lagi yang menjadi kebanggaan Swiss adalah keunikan Zermatt. Kota yang berada di ketinggian 1.600 meter di atas permukaan laut itu menjadi tujuan wisata yang populer di Eropa karena sikapnya yang tegas: menolak polusi asap dan suara knalpot kendaraan. Zermatt sungguh daerah yang tenang. Banyak mobil, tapi tidak bising. Karena semua kendaraan: taksi, angkot, bus, kereta, yang lalu-lalang di kota itu nyaris tak mengeluarkan suara. Kecuali suara gesekan roda yang menggelinding

TANPA ASAP: Taksi dan mobil-mobil listrik yang menunggu penumpang di depan stasiun Gornergrat Bahn.

*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 3.000 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 4.000 *Ketapang Rp 4.000 *Kapuas Hulu Rp 4.000

uKe Halaman 7 kolom 1

Jawa Pos Group Media


2

EKONOMI BISNIS

1POUJBOBL 1PTU r Kamis 14 Maret 2013

PENERBANGAN HAJI

Garuda Siapkan 15 Pesawat JAKARTA – Untuk melayani penerbangan haji 2013, maskapai Garuda Indonesia telah menyiapkan sedikitnya 15 pesawat. Pesawat-pesawat itu disiapkan dengan sistem sewa, di antaranya terdiri atas jenis Boeing 747, Boeing 767-300 ER, dan Airbus 330. Di luar 15 pesawat tersebut, Garuda menyiapkan dua pesawat cadangan untuk back up pelayanan penerbangan haji. Seperti diketahui, Kementerian Perhubungan tahun ini hanya memberikan izin penerbangan haji kepada maskapai Garuda Indonesia dan Saudi Arabia, dari empat maskapai penerbangan yang mengajukan izin. Kedua maskapai tersebut dinyatakan telah memenuhi persyaratan teknis yang di syaratkan Kementerian Perhubungan. ’’Hampir tiap tahun Garuda ditunjuk untuk melayani penerbangan haji. Dan tiap tahun pula kami selalu menghadirkan terobosan-terobosan baru, terutama dalam hal servis, untuk peningkatkan pelayanan kepada jamaah haji,’’ kata Direktur Utama Garuda Indonesia Emirsyah Satar. Sementara itu, Emir juga mengatakan bahwa tahun ini Garuda akan mendatangkan 24 pesawat baru. Garuda akan membeli empat jenis pesawat yakni Bombardier CRJ 1000 Next Gen sebanyak tujuh unit, sepuluh unit B 737-800 NG, tiga unit A 330-200, dan empat B 777-200 ER. Pembelian itu menggunakan skema operating lease (penyewaan) dan pembelian. Adapun harga satu unit B 777-200 ER seharga USD 150 juta, satu unit A 330-200 seharga USD 100 juta, satu unit B 737-800 NG sekitar USD 50 juta, dan Bombardier USD 20-25 juta. Emir menambahkan, pada 2015 nanti Garuda menargetkan akan memiliki 194 pesawat atau tumbuh 123 persen dari 2011 yang ada 87 pesawat. Rinciannya, 144 pesawat milik Garuda Indonesia, 50 pesawat milik Citilink. Pada 2015 pula Garuda menargetkan jumlah penumpang sebanyak 45,4 juta orang, tumbuh 165 persen dari 2011 yang hanya 17,1 juta penumpang. Total frekuensi penerbangan tiap minggu akan mencapai 8.190 kali di 2015, tumbuh 158 persen dari 2011 yang sebanyak 3.165 kali. Selama ini Garuda melayani pasar premium. Sebanyak 25-30 persen penumpang Garuda adalah pelanggan setia, sementara 70 persen adalah penumpang yang pindah dari moda transportasi kereta api ke pesawat. ”Orang kalau sudah punya daya beli ingin naik kelas, pindah layanan. Di sinilah kita masuk dengan melayani kelas premium,” kata Emir. (dri)

Emirsyah Satar

Pasokan Gas di Bawah Target JAKARTA - Pasokan gas untuk kebutuhan pembangkit listrik PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) selama 2013 diperkirakan tidak maksimal. Dari target yang ditetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) sebesar 392 triliun British thermal unit (TBTU), pasokan diperkirakan hanya sekitar 368 TBTU. Menurut Kepala Divisi BBM dan Gas PLN Suryadi Mardjoeki, penyebab rendahnya pasokan itu salah satunya disebabkan keterbatasan infrastruktur. Dia mencontohkan, pasokan terminal gas alam cair (LNG) Arun, Aceh yang sebelumnya ditargetkan akhir 2013, kemungkinan baru bisa memasok 2014. Lalu, suplai gas dari terminal terapung (floating storage and ragasification unit/ FSRU) di laut utara Jakarta diperkirakan juga meleset dari target Juni 2013. ’’ORF Tanjung Priok yang harusnya selesai Juni, tetapi kemungkinan baru Oktober 2013,’’ kata Suryadi di Jakarta, kemarin.

Menurut dia, kalau pasokan dimulai Oktober 2013, maka volume gas yang masuk hanya 20 kargo atau dua lebih rendah target 22 kargo. Jika pasokan FSRU Jakarta masuk sesuai target, maka total volume sebenarnya bisa di atas 370 TBTU. Di tambah lagi, pasokan dari Glagah Kambuna di Medan yang habis pada April 2013 atau lebih cepat dari perkiraan. Akibat kekurangan sejumlah pasokan gas tersebut, maka konsumsi BBM diperkirakan akan melebihi target. ’’Target BBM kita adalah 7,2 juta kiloliter. Kalau tidak dapat gas, maka kemungkinan bisa 8 juta kiloliter atau bertambah 800.000 kiloliter,’’ sebut dia. Direktur Utama PLN Nur Pamudji meminta pemerintah mempercepat pembangunan infrastruktur gas di kawasan Indonesia timur. ’’Kami sudah meminta pemerintah untuk membangun fasililitas regasifikasi di Indonesia timur,’’ ujarnya. (lum)

KA ke Bandara Rampung 2014 JAKARTA – Wakil Menteri Perhubungan (Wamenhub) Bambang Susantono menyatakan, pengerjaan proyek kereta api (KA) Commuter Line ManggaraiBandara Soekarno-Hatta, masih sesuai target dan diprediksi rampung 2014 mendatang. Dijelaskan, pengerjaan rel ganda dari Duri sampai Tangerang, sudah selesai dilakukan. Sementara untuk sinyal kereta, pihaknya masih menunggu rampungnya pengerjaan rel yang dikerjakan PT.Kereta Api Indonesia (KAI) dari Batu Ceper,Tangerang, sampai ke Bandara. “Jadi intinya ada tiga komponen pengerjaan. Yang pertama dikerjakan Ditjen Kereta api, yaitu jalur ganda Duri-Tangerang. Komponen berikutnya dikerjakan PT.KAI yaitu pembangunan rel Batu Ceper-Bandara, dan satu lagi pembangunan stasiun kereta di dalam bandara. Nah yang ini dilakukan oleh Angkasa Pura II. Jadi dua yang dikerjakan BUMN dan satu Ditjen KA. Sejauh ini targetnya sama Februari 2014. Soft operation lah istilahnya,” katanya di gedung DPR, Senayan, Rabu (13/3). Karena ada tiga pihak yang mengerjakan proyek ini, Bambang memastikan dirinya akan terus berkoordinasi untuk menjaga agar pengerjaan rampung sesuai target. Diantaranya seperti yang akan dilakukan pada Jumat (15/3). Sebagaimana diketahui, pertegahan 2012 lalu pemerintah merencanakan membangun dua jalur kereta api menuju bandara. Jalur pertama Commuter Line, berada di sebelah selatan yang akan melalui Manggarai-Tanah Abang-Duri-Grogol-Bojong Indah-Kalideres-Tanah Tinggi hingga bandara SoekarnoHatta. (gir/jpnn)


cmyk

Pontianak Post

pontianak bisnis Kamis 14 Maret 2013

Lamborghini Terbaru Launching di Surabaya

SLEEK: Tampilan Lamborghini New Gallardo LP560-4 yang sporty dan elegan. FOTO-FOTO: LAMBORGHINI OFFICIAL

SURABAYA—Membeli barang lewat agen tunggal pemegang merek (ATPM) memberikan jaminan lebih baik. Hal itulah yang diusung authorized dealer Auto One lewat dua produk andalannya, Lamborghini dan Ferrari. Dua supercar terpopuler di dunia

Indocement Investasi Rp3,1 Triliun JAKARTA - Besarnya konsumsi semen dalam proyek infrastruktur di tanah air, memacu PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk untuk memperbesar kapasitas produksi. Setidaknya, tahun ini emiten dengan kode INTP itu menganggarkan belanja modal (capital expenditure) mencapai USD 320 juta (sekitar Rp3,1 triliun) untuk kepentingan ekspansi perseroan. Direktur Keuangan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk Tju Lie Sukanto mengatakan, sebagian dari dana belanja modal tersebut akan digunakan untuk pembangunan pabrik semen baru. Saat ini, total kapasitas produksi semen perseroan mencapai 18.6 juta ton. “Kami tengah melakukan studi akhir dalam pembangunan dua pabrik semen baru. Kapasitas produksi masing-masing pabrik bisa mencapai 2,5 juta ton,” ungkapnya saat pemaparan publik kemarin (13/3). Ia menambahkan, saat ini perseroan yang dikenal dengan produk Semen Tiga Roda, ini juga sedang merencanakan proyek pabrik semen pada lokasi yang sudah ada (brownfield), berkapasitas 4,4 juta ton per tahun di Citereup. Selain itu, masih di lokasi yang sama, perseroan juga akan membangun pabrik penggilingan (cement mill), dengan kapasitas produksi 1,9 juta ton per tahun. Tju Lie menyebutkan, proyek brownfield menyerap pundi-pundi finansial internal Indocement mencapai Rp5,5 triliun hingga Rp6,5 triliun.(gal/kim)

tersebut siap menghiasi koleksi terbaru Surabaya Motor Show 2013. Auto One selaku authorized dealer menggeber rilisan terbaru. Terutama untuk Lamborghini yang mengusung seri paling gres New Gallardo LP560-4. Surabaya mendapat keistimewaan menjadi kota pertama peluncuran New Gallardo LP560-4. Setelah itu, baru kendaraan tersebut diperkenalkan di Jakarta, hari ini (14/3).

Auto One optimistis dengan perkembangan pangsa pasar supercar di Surabaya. Apalagi, Lamborghini dan Ferrari sudah menjadi jaminan kualitas kelas dunia. Auto One siap memberikan harga khusus selama Surabaya Motor Show 2013 yang digelar kemarin (13/3) hingga Minggu (17/3) di Grand City Convex, Seri New Gallardo LP560-4 dibanderol Rp 6,4 miliar off the road. Selain seri itu, Auto One juga memiliki seri-seri terkenal lain dari dua pabrikan asal Italia tersebut. Seri New Gallardo LP560-4 menggambarkan kombinasi karakter yang agresif dan sporty. Bodinya sleek, simpel, dan sangat elegan, menggambarkan masterpiece khas Lamborghini. (kkn/ c11/na)

Diduga Ada Kartel Bank KPPU Turun Tangan JAKARTA - Tingginya suku bunga kredit perbankan menjadi isu klasik yang dikeluhkan dunia usaha. Tudingan adanya kartel pun mengemuka. Hal inilah yang kini tengah ditelisik oleh Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU). Ketua KPPU M. Nawir Messi mengatakan, KPPU sudah memantau sektor perbankan sejak 2008. Fokus utamanya adalah menyoroti tingginya suku bunga kredit perbankan di Indonesia. Asumsi awal adalah tingginya suku bunga perbankan disebabkan karena masih tingginya BI rate. Tapi, ketika BI rate turun, penurunan suku bunga kredit sangat lamban. “Jadi, ada dugaan perilaku koordinasi oleh pelaku industri perbankan. Istilah umumnya adalah kartel,” ujarnya dalam rapat dengar pendapat umum yang dihadiri pemangku kepentingan sektor perbankan, di Jakarta, kemarin (13/3). Menurut Nawir, sebagai institusi yang diberi amanat untuk mendorong terciptanya iklim persaingan

usaha yang sehat, kartel merupakan salah satu perilaku yang harus ditiadakan. Sebab, lanjut dia, selain berdampak buruk bagi dunia usaha, kartel juga akan membuat daya saing perbankan Indonesia lemah. “Ingat, dua tahun lagi kita masuk era Masyarakat Ekonomi ASEAN. Kalau kita tidak kompetitif, kita akan dilindas oleh bank-bank asing,” katanya. Ketua Bidang Ekonomi dan Keuangan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Alex Yahya Datuk mengatakan, anggota HIPMI yang kebanyakan adalah pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM) sudah lama mengeluhkan tingginya suku bunga kredit perbankan. Menurut dia, sektor perbankan Indonesia yang memiliki profitabilitas sangat tinggi, mestinya tidak egois dan terus memupuk keuntungan dengan memberlakukan bunga tinggi, khususnya kepada pelaku UKM. “Kami khawatir, jangan-jangan memang ada kartel, ini harus dibenahi,” tegasnya. Deputi Direktur Departemen Penelitian dan Pengaturan Perbankan Bank Indonesia (BI) Dhani

c

cmyk

3

Lokomotif kemajuan ekonomi kalbar

m

y

k

Rata-rata Suku Bunga Kredit Perbankan 2012 Negara Persentase Indonesia 12,4 Malaysia 4,9 Thailand 6,9 Singapura 5,4 Vietnam 17,0 Tiongkok 6,6 India 10,2 Amerika Serikat 3,3 Jepang 1,5 Grafis Mochsin

Gunawan Idat mengakui, salah satu target utama BI di sektor perbankan adalah mendorong penurunan suku bunga kredit. “Ini PR (pekerjaan rumah) besar BI,” ujarnya. Apakah BI juga melihat adanya kartel? Menurut Dhani mengatakan, dari kacamata regulator, BI lebih melihat tingginya suku bunga perbankan sebagai akibat dari rendahnya efisiensi perbankan di Indonesia serta tingginya profitabilitas. “Jadi, inefisiensi dan profitabilitas itulah yang kemudian tecermin dari suku bunga kredit,” katanya.

Data BI menunjukkan, rasio biaya operasi terhadap pendapatan operasi (BOPO) perbankan di Indonesia mencapai kisaran 74 persen. Sebagai perbandingan, BOPO perbankan di kawasan ASEAN sudah mencapai kisaran 40 - 60 persen. Semakin rendah BOPO, berarti bank semakin efisien. Selain itu, tingkat keuntungan yang diraih perbankan di Indonesia juga sangat tinggi, bahkan termasuk yang paling tinggi di dunia. Rilis data dari Bloomberg pada awal tahun 2013 menyebut, return on equity (RoE) perbankan di Indonesia dengan kapitalisasi pasar di atas USD 5 miliar mencapai 23 persen. Sebagai perbandingan, RoE perbankan di Tiongkok sebesar 21 persen, dan di AS hanya 9 persen. Bagaimana tanggapan pelaku usaha perbankan? Presiden Direktur Bank Central Asia (BCA) Jahja Setiaatmadja yang kemarin hadir dalam pertemuan KPPU membantah tudingan kartel. Menurut dia, rendahnya efisiensi perbankan di Indonesia lebih disebabkan oleh faktor geografis Indonesia yang terdiri dari ribuan pulau, sehingga

membutuhkan infrastruktur yang lebih besar. “Apalagi, struktur perekonomian kita juga tidak efisien, macet di mana-mana. Itu fakta,” ujarnya. Terkait tingginya profitabilitas yang dinikmati perbankan di Indonesia, Jahja mengatakan jika perbankan di Indonesia memang harus meraup untung besar. Sebab, lanjut dia, bank membutuhkan tambahan modal untuk terus menyalurkan kredit dan memupuk pencadangan. “Nah, kita kan tidak bisa terus berharap (tambahan modal) dari pemegang saham, jadi cara menambah modal adalah dengan laba yang ditahan, karena itu labanya harus besar,” jelasnya. Usai mendengar masukan dari berbagai pihak, KPPU, lanjut Nawir, akan melakukan pendalaman dan menjadwalkan pertemuan dengar pendapat dengan stakeholder lain di sektor perbankan, termasuk dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang mulai 2014 nanti akan menjadi regulator sektor perbankan. “Proses akan terus kami lakukan, sampai ditemukan argumentasi tingginya suku bunga kredit di Indonesia,” ujarnya. (owi/dos)


K ran sekolah

4

Madrasah Aliyah Negeri 2 pontianak

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

Arief Rahman; Pecatur Berprestasi dari MAN 2

Bertekad Jadi Pecatur Tingkat Dunia ARI E F R a h man, y a n g biasanya dipanggil Arif adalah sosok siswa yang pendiam namun menyimpan prestasi yang membanggakan. Remaja kelahiran Pontianak 4 Januari 1997 ini adalah anak dari pasangan Drs. Kama-

rudin M.Pd dan Maulina. Remaja ini sangat antusias dengan sesuatu yang memerlukan ketepatan dan ketelitian pemikiran. Itulah salah satu alasannya kenapa ia memilih bidang catur sebagai hobinya. Selain mendapat dorongan dari orang tua ia juga mendapat dukungan dari teman-temannya sehingga mampu meraih segudang prestasi. Hobi yang ditekuninya tersebut ternyata telah membuahkan hasil yang membanggakan.Dia mengawali prestasinya pada

perlombaan Catur Dirut PLN se-Indoensia pada tahun 2007 dan mendapatkan peringkat 3 di ajang tersebut. Kemudianberlanjut di Kujuaraan Nasional yang diadakan di Surabaya dan berhasil peringkat ke-3. Selanjutnya tahun 2008 Arief kembali mengikuti Kejuaraan Catur Nasional di Bandung dan mendapatkan peringkat 2. Tak puas dengan prestasi yang ada, Arief kemudian kembali mengikuti ajang lomba catur internasional tingkat ASEAN dimana Indonesia menjadi tuan rumah ajang tersebut. Hampir di setiap tahunnya Arief selalu

mengikuti lomba dan selalu menjuarai catur di tingkat Kalbar. Tahun ini ia tercatat sebagai peringkat pertama di Kejuaraan Terbuka Dispora di Pontianak. Terakhir tanggal 8-10 Maret 2013 dia mengikuti Kejuaraan Koni Kalbar II dan berhasil mendapat peringkat pertama. Cita-cita dan impian yang ingin ia raih ke depan adalah menjadi seorang guru dan menjadi pecatur tingkat dunia. Untuk mewujudkan impiannya tersebut, ia terus belajar dan berlatih tiada hentinya. Oke… Semoga tercapai ya sobat. (*)

Unas Bukan Tujuan Akhir

+

SOSOK

+

Disiplin Sang Guru Berkumis AGUS Leonardi Dzarkasi, S. Sos. Siapa warga sekolah MAN 2 yang tak mengenalnya. Guru MAN 2 yang berkumis tebal dengan suara khas dan lantang serta mempunyai langkah tegap. Sepintas lalu, ketika kita bertemu dengan Agus Leonardi Dzarkasi, S. Sos. dia, akan memberikan kesan yang seram dan galak. Namun sebenarnya dia adalah pribadi yang sangat ramah dan senang membantu orang lain. Pak Leo, begitu murid memanggilnya, adalah Waka Kesiswaan di MAN 2 Pontianak. Leo dikenal sebagai guru yang selalu memperhatikan kedisiplinan para siswanya. Kedisiplinan yang dimilikinya itu tidak terlepas dari latar belakang keluarganya yang militer. Ayahnya adalah seorang TNI AD yang bernama Achmad Djarkasih,S.Sos, yang pernah menjabat sebagai Dandim 1207 Pontianak. Dengan begitu, dia terbiasa dengan pendidikan yang penuh disiplin. “Kedisiplinan yang bapak tegaskan kepada siswa mengacu kepada tata tertib yang sudah ada di MAN 2” ujar Leo yang selama ini mengajar bidang studi sosiologi. Leo adalah lulusan dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Jurusan Sosiatri, Universitas Tanjungpura. Pendekatan persuasif dan koordinasi dengan orang tua merupakan salah cara yang yang dilakukan untuk menerapkan kedisiplinan di sekolah. Pihak sekolah selalu menyosialisasikan kepada orang tua tentang hal-hal yang berkaitan dengan aturan demi kemajuan dan kedisiplinan siswa di sekolah. “Untuk itu peran dari orang tua sangat diharapkan” ujarnya. (*)

PERSIAPAN UNAS: MAN 2 Pontianak berupaya memberikan bekal dan bimbingan belajar sedari awal pada siswa-siswinya dengan harapan mereka berhasil menempuh unas.

UNAS kali ini dianggap sebagai momen yang menakutkan bagi siswa SMA / MA. Terlebih lagi untuk tahun ajaran 2012/2013 yang rencananya akan ditetapkan 20 paket soal untuk unas, yang artinya setiap siswa mendapat paket soal yang berbeda. Setiap tahun, para guru dan orang tua juga sibuk mempersiapkan anaknya untuk menempuh unas. Kekhawatiran menyeruak terhadap kemungkinan hasil unas anak-anak mereka. Tidak lulus adalah momok yang sangat menakutkan. Tidak lulus unas berarti menguras sumber daya setahun lagi. Belum lagi beban mental dan moral, dan harapan bahwa jika anaknya lulus unas akan melanjutkan pendidikan ke jenjang berikutnya atau memasuki dunia kerja yang lebih baik. Kekhawatiran tersebut bukannya tanpa alasan karena selama ini seperti kita ketahui siswa selalu menerapkan sistem belajar SKS (Sistem Kebut Sema-

Cartoon

+

Redaksi Koran Sekolah Pembimbing: Nurlaily Fajar. S. Sos Redaksi: Nurjannah, Ilma Amalia, Egi Andrea, Hari Zulfanur Rizan,Adilah Dinil Huda, Nurul Marfira,Wieka Fariqa Qidamy, Syarifah Aulia, Mar’atul Sholehah, Muthia Auliani, Nabila, Nasyiya Ulfa Fotografer: Agung Nur Hidayat, Agung Wijaya Blog: http://kir-man2ptk.blogspot.com Email: kir.man2ptk@gmail.com

cmyk

lam) yang kerap digunakan sebagian ujian.Tapi sebenarnya untuk siswa yang besar siswa sebelum menempuh ujian. telah memiliki persiapan, unas tahun SKS dianggap metode teraini menurut saya bukanlah khir yang paling efekhal yang sulit,” ujar siswi tif bagi siswa yang kelas XII MAN 2 PonUjian nasional (u tidak memiliki tianak yang akrab nas) sudah ditabuh dan gaun persiapan dadisapa Maulid gnya pun telah menggema di selu lam ujian. ini, ketika ditruh penjuru tana h air. Berbagai tang Untuk menanya pendapgapan pun bermun gantisipasi dan atnya mengeculan mulai dari siswa, guru, oran menghadapi nai unas tahun g tua, dan sekolah. Mereka yang hal tersebut, ini. terlibat di dalam MAN 2 PontiSementara unas pasti anak seperti halitu dari hasil jaingin sukses. nya sekolah yang lain, jak pendapat siswa berupaya memberikan MAN 2 Pontianak tenbekal dan bimbingan belajar tang unas tahun ini, sebanyak sedari awal pada siswa-siswinya dengan 87% siswa menyatakan kesiapan mereka harapan dapat mengantarkan siswa- dan sisanya mengatakan masihragusiswinya berhasil dalam menempuh ragu bahkan ada beberapa siswa yang unas. menyatakan ketidaksiapannya. “Sebenarnya, unas tahun ini sama Ujian Nasional sendiri sebenarnya dengan tahun lalu yang membedakan- adalah sistem eveluasi pembelajaran nya adalah di tahun ini 20 paket soal dalam skala Nasional, namun dalam

Pengorbanan Kecil

Cerpen

SUASANA dingin begitu menusuk ke relung hati, Indri yang hanya di temani dengan segelas tes panasnya duduk di ruang tamu. “Suasana yang membosankan,” ujar Indri lirih, sembari membetulkan jaketnya yang sedikit terbuka. Kini Indri sudah duduk di bangku SMA sebentarlagiiaakanmengakhiri masa putih abu-abunya. Tiba-tiba saja handphonenya bergetar pertanda ada pesanmasuk,iasegerabangkit dan meraihnya, dilihatnya nama pengirimnya, Egi. “Kamu ke mana? Jarang balas sms bahkan jarang mau angkat telpon dariku?” Tidak perlu waktu yang lama untuk Indri berfikir, ia langsungsajamembalaspesan dari Egi seperlunya . “Aku mau konsen belajar Gi.” Sebenarnya Indri sudah berat untuk bertingkah cuek kepada kekasihnya itu, tapi mau bagimana lagi, keadaan yang menuntutnya demikian,diaharusbenar-benarfokusuntuk menghadapiujianyangsemakinharisemakin dekat waktunya, ya bukan berarti dia harus melupakan kekasih yang ia cintai itu. Terpaan angin menggoyangkan pepohonan yang rindang, sesekali Indri menoleh kearah luar, mengintip sang rembulan dari jendela kamarnya, Indri membolak-balik buku yang ada ditangannya. Hingga, terlintas dibenakknya sosok Egi yang terus mengirim pesan singkat hampir setiap jam. “Gi, tolong ngertiin aku, aku ingin fokus belajar, tolong jangan ganggu aku dulu, aku harap kamu ngerti,” Indri membalas pesan singkat dari Egi. Seiring waktu yang terus berjalan, Egi yang dulunya perhatian, kini harus menahan kekecewaan karena seringnya pesan singkatnya itu tidak mendapat balasan. 13 Hari tepat menjelang ujian nasional Egi tidakpernahlagimenghubungiIndri namun Indri justru semakin tak karuan. Perasaan galau sudah menetap dalam C

m

y

kenyataannya bukan dijadikan sebagai sarana evaluasi melainkan hanya sebagai sarana untuk mengisi angka dalam ijazah. Menghadapi unas, perilaku jalan pintas terwujud dalam bentuk belajar cepat dan tepat dalam rangka lulus unas. Tak pelak, penyedia jasa bimbingan belajar, les privat, dan sejenisnya laris manis ketika masa ujian akan berlangsung. Semuanya terfokus pada bagaimana mecapai kelulusan dan mendapat ijazah, bukan bagaimana menjadi “berprestasi”. Oleh karena itu, hiruk-pikuk seputar unas bagi siswa seakan-akan menjadi ritual tahunan yang menguras energi, dan biaya yang tidak sedikit. Unas itu bukan tujuan akhir ! Tapi merupakan rangkaian kegiatan dalam menyelesaikan tantangan hidup yang ada di depan kita. Oleh karena itu, persiapkanlah diri kita mulai dari awal dengan proses yang baik sehingga akan dicapai hasil yang baik pula. (*)

k

kehidupannya. Bagaimana tidak, dia harus mengahadapi buku-buku yang menumpuk

sementaraEgitidakadauntuknya.Bukankah sebenarnya itu hal yang pantas untuk Indri terima karena dia sendiri yang memulai? Rasa menyesal dan bersalahlah yang kini menghantuinya. “Aku harus bagaimana Nad?” ujar Indri kepada Nadya sahabatnya itu. “Akujugabingung,bukankahitubaikuntuk kamu, itu kesempatan kamu untuk belajar, bukankah kamu bisa lebih leluasa karena dia nggak akan mengganggmu,” kata Nadya kepada Indri. “Tapi aku nggak bisa, setidaknyakan dia kasih kabar ke aku.” Indri semakin kelihatan sedih. “Besok, aku tunggu pulang sekolah di depan parkiran.” Begitulah pesan singkat yang dikirim Egi kepada Indri saat indri

mengerjakan soal matematika di kamarnya. Indri yang semula konsentrasi mengerjakan soal matematika kini menjadi tak karuan. Keesokanharinya,Indriberjalan mendekatiEgidenganperasaantak karuan.“Maafudahegois,akusadar kita sebentar lagi mau ujian dan lanjut ke universitas. Mulai sekarang, aku pengen kita gak terikat hubungan apapun tapi kita tetap saling kasih kabar dan aku pengen kamu kasih hasil terbaik untuk orangtuamu,”ucapEgidengantatapan tajam kepada Indri yang heran mendengar perkataannya. Egi pun terus memberi support yang membuat Indri menjadi tenang dan yakin tentang apa yang harus dia lakukan. Masa itupun diisi dengan kesungguhan belajar bahkan sesekali mereka belajar bersama. Hingga memasuki hari ujian, tidak terlalu sulit bagi Indri untuk mengerjakan soal dengan tenang. Indri sadar, bahwa pacaran bukanlah hal utamauntukmasaini.Masihbanyakhalyang perlu dikejar. Dan pada akhirnya apa yang Indri terima, hasil ujian yang memuaskan yang dapat membawanya ke universitas yang dia inginkan. Kini dia percaya bahwa “Pengorbanan kecil akan membuahkan hasil yang besar.” (*)

+


Pontianak Post

SHOW

Kamis 14 Maret 2013

SELEBRITAS

5

ACARA TV

SCTV 07.00 07.30 11.00 12.00 15.00 19.00 20.00 21.00

Ngagak Antu

Berqah (Bersame Qur’an Hadist) Pontianak Pagi BBM (Berita Berita Musik) Berite Kite Siang Ngamen di TV Berite Kite Malam Sejam Bersame Bang Midji Ngagak Antu

08.05 11.30 13.05 19.05

8 Eleven Show Metro Siang Wideshot Suara Anda

LADY GAGA

Kursi Roda Emas LOS ANGELES – Bukan hanya outfit-nya yang sering membuat tercengang, pilihan kursi rodanya pun tak lazim. Itulah Lady Gaga, 26. Penyanyi yang berjuluk Mother Monsters tersebut sekarang sedang butuh kursi roda setelah menjalani operasi panggul. Kursi roda itu didesain khusus berlapis emas 24 karat. Gaga menamainya Emma. Penyanyi bernama asli Stefani Joanne Angelina Germanotta tersebut memang ingin terlihat tetap glamor meski di atas kursi roda. Selain dilapisi emas, desain kursi roda dibuat menarik dengan dipasangi sofa kulit empuk kelas satu, menjamin Gaga tetap bisa duduk dengan nyaman. Kursi roda tersebut dibuat desainer New York Ken Borochov. ’’Saya tak pernah menyangka mendapat telepon dari dia (Gaga). Apalagi, saya belum pernah mendesain kursi roda,’’ tutur Borochov dikutip dari NY Daily News. Setelah berpikir keras, dia akhirnya merancang bentuk yang terinspirasi kereta kerajaan ratu. Gaga yang digosipkan akan menikah dengan kekasihnya, Taylor Kinney, pada musim panas ini memang harus menjalani serangkaian operasi medis pada panggul. Sebenarnya, cedera panggul tersebut sudah lama terjadi, namun terus ditahan. Gaga nekat meneruskan tur. Akibatnya fatal. Dia harus segera menjalani operasi akhir Februari lalu. ’’Saya sempat berdebar ketika masuk ruang operasi. Bayangan kesakitan dan penyakit terus tampak,’’ terang Gaga saat itu. Namun, doa dan semangat dari para penggemarnya yang berjuluk Little Monster terus menyemangati. ’’Kalian telah mengubah hidup saya dan saya bangga menjadi bagian dari hidup kalian. Jika kalian kuat, saya akan kuat juga. Bersama kita bisa mengalahkan semua rintangan,’’ bunyi twit yang ditulis Gaga. (c5/ayi)

20.30 21.30 23.05 23.30

One Fine Day Kick Andy Newsmaker Metro Sports

AnTV

MNCTV

SL SCTV Music Inbox Halo Selebriti SCTV FTV Pagi SL Liputan 6 Siang SCTV FTV Siang New Cookies ”My Love” SCTV Sinetron SCTV FTV Utama Liputan 6 Malam

Kung Fu Dunk Fang Shie Jie, pelajar SMA ahli kungfu, tengah galau. Namun, Kasek menjadikannya sebagai bintang basket setelah berhasil tepat melempar koin sejauh 20 meter dan tepat masuk ke dalam mulut sang Kasek. (*)

Metro TV

Pontv, Pukul 21.00 WIB

Menelusuri tempat-tempat angker di Pontianak dan sekitarnya. Penuh mistis, mendebarkan dan membuat bulu kuduk Anda bergidik. (*)

07.00 09.00 10.00 12.00 12.30 17.00 18.00 22.30 24.00

08.00 10.30 12.00 15.30 17.00 20.30 22.00

Fenomania Pesbukers Best Of The Best Endless Love New Friends Topik Siang Aprilio King Dom Chibi-chibi Burger Princess Hours Chatting Dengan YM

Trans 7 06.30 07.30 08.30 12.00

Global TV Pukul 20.00 WIB

07.30 09.00 10.00 11.00 11.30 16.30 19.30 20.30 21.30

Serial Pilihan Kisah Unggulan Layar Kemilau Lintas Petang Zona Juara Raden Kian Santang Berbagi Cinta

Insert Pagi New Rangking 1 Sinema Indonesia Pagi Bioskop Indonesia

14.00 15.45 19.00 20.00

RCTI Pukul 22.30 WIB

Reportase Siang Show Imah Oh Ternyata Bioskop Indonesia Premere

Sule, Ay Need You

Ayah Sule, petani yang kekayaannya pas-pasan, jatuh miskin gara-gara gagal jadi lurah. Sule terpaksa pergi ke Jakarta untuk minta tolong Uak Salim, adik ibunya. (*)

Goda Agnes sang Mantan JAKARTA – Bukan rahasia bahwa Agnes Monica dekat dengan Daniel Mananta. Mereka berdua bersahabat. Namun, sebelumnya mereka dikabarkan memiliki hubungan cinta. Kabar itu

santer tapi tidak mendapat konfirmasi dari keduanya. Namun, kemarin (13/3) saat samasama menjadi narasumber konferensi pers pengisi acara ulang tahun ke-20 Antv,

Daniel menggoda Agnes. Dia mengatakan bahwa Agnes bukan mantan kekasih yang baik. Mulanya Daniel mengungkapkan kebanggaannya pada Agnes. Menurut dia,

ANGGER BONDAN/JAWA POS

CINTA LAMA: Agnes Monica (kanan) dan Daniel Mananta (kiri) saat menghadiri acara jumpa pers menjelang konser Spektakuler Viva La Vida ANTV di Epicentrum, Kuningan, Jakarta, kemarin (13/3).

Agnes adalah penyanyi lokal yang mendunia. ’’Saya bangga karena Antv lebih bangga mengundang Agnes Monica ketimbang Simple Plan,’’ ucapnya. Dalam acara puncak nanti, selain artis tanah air, panitia mengundang Simple Plan. Mendengar pujian Daniel, Agnes tertawa. Dia lalu menyela Daniel. ’’Eh, sepatu nomor berapa, sepatu?’’ ujar Agnes kepada Daniel. Agnes berlagak hendak memberikan hadiah sepatu kepada Daniel karena sudah memujinya. ’’Ah, masak nggak tahu nomor sepatu gue” Bukan mantan (pacar) yang baik nih,’’ kata Daniel santai. Para peserta konferensi pers pun semakin menggoda Agnes. Acara ultah Antv itu bakal digelar di Jakarta Convention Center pada Minggu (17/3). Di luar itu, pelantun Hide and Seek tersebut tengah dikabarkan dekat dengan Siwon, member boyband Korea Super Junior. Mereka memang berteman di Twitter. Dalam beberapa kesempatan, Agnes menyatakan bahwa dirinya mengenal Siwon sejak 2008. Saat itu, dia bertemu Super Junior ketika sama-sama mengisi acara Asia Song Festival di Seoul. Namun, Agnes menegaskan bahwa mereka berdua hanya berteman. Ketika Super Junior akan datang ke Indonesia untuk mengisi acara Music Bank pada Sabtu lalu (9/3), Siwon memberi tahu Agnes lewat Twitter. ’’@agnezmo hello agnes princess of indonesia :^) wish you come and watch ! haha :^) good luck for your performance in Malang and Surabaya :^),’’ tulis Siwon. Agnes lalu membalas mention Siwon. ’’Just found out from @siwon407 that he’s coming to Jakarta tomorrow ;) Too bad im going out of town. Good luck for the show :),’’ balas dia. Setelah itu, Siwon terus memberikan perhatian dengan menanyakan show Agnes. (jan/c5/ayi)

PRISIA NASUTION

Geluti Akting dan Penyutradaraan Sekaligus TERRYSDIARY.COM

TETAP GLAMOR: Lady Gaga tetap terlihat glamor meski di atas kursi roda yang didesain dengan lapisan emas 24 karat.

PRISIA Nasution didapuk sebagai salah satu pembicara dalam workshop film pendek LA Lights Indie Movie 2013 yang berlangsung di Taman Ismail Marzuki, kemarin (13/3). Dibandingkan Didi Petet dan Marcella Zalianty yang

juga menjadi pembicara, Phiabegitu dia akrab disapa- memang terbilang ‘muda’ di dunia film. Perempuan kelahiran Jakarta, 1 Juni 1984 itu baru menggeluti akting pada 2011 dengan membintangi Sang Penari bersama

C

M

Y

K

Oka Antara. Namun, untuk kualitas akting mungkin tak kalah. Dia berhasil meraih penghargaan Pemeran Utama Wanita Terbaik dalam Festival Film Indonesia 2011 lewat film perdananya itu. Lalu, tawaran akting terutama di film televisi mengalir deras. Tak sekadar tampil di depan kamera sebagai pemain, Phia pun mengasah kemampuannya sebagai sutradara sejak tahun lalu. Sudah ada beberapa film pendek yang disutradarainya. Dua diantaranya, Riri, Reality, Real dan Fight The Dark, Shall We?. ”Kalau menjadi filmmaker, saya harus memikirkan segalanya seperti kameramen, penulis cerita dan lain-lain. Seperti menyatukan pikiran saya dan lainnya,” ujarnya. Baginya, tampil sebagai pemain atau sutradara samasama menyenangkan. Jadi, dia tidak mau memilih salah satunya. Dia ingin melakoni keduanya sekaligus. ”Keduanya (sutradara dan pemain) sama-sama punya tanggung jawab,” katanya. Hanya orang-orang yang ‘kuat’ yang dinilainya bisa berkembang di industri perfilman tanah air. Belajar dan terus belajar merupakan kunci sukses, selain semangat pantang menyerah. Pesan itu yang disampaikannya kepada peserta workshop siang itu. ”Industri film ini tidak mudah. Yang baru pertama dan kedua membuat film, jangan patah semangat jika gagal. Harus coba terus, jangan cepat menyerah. Saran saya harus coba hingga ratusan

ANGGER BONDAN/JAWA POS

Pembicara: Prisia Nasution saat menghadiri acara ‘Indie Movie’ di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, kemarin (13/3).

kali,” tuturnya. Dia sangat mengapresiasi bermunculannya sineas-sineas muda yang memulai debutnya dengan membuat film pendek dan mengikutsertakannya dalam festival. Menurutnya, kehadiran mereka membuat dunia perfilman Indonesia lebih berwarna. ”Semakin banyak persaingan di film, semakin kompetitif. Jadi, harus kreatif, berinovasi dan berkembang. Karena kita nggak tahu kalau setiap orang punya potensi membuat film dengan baik,” terangnya. Mengenai kesukaan membuat film pendek, diakui Phia memang cukup menguras kantong. Namun, hasilnya setara dengan kepuasan yang didapat. Sejauh ini,

dia belum terpikir untuk mengkomersilkan film pendeknya. ”Ini cuma senang-senang saja. Pemerannya teman-teman sendiri. Memang agak lumayan tekor, tetapi saya nggak sampai berpikir bagaimana balik modalnya,” ucap putri pasangan Robert Nasution dan Siti Sundari itu. Sementara sebagai pemain, dia cukup selektif menerima tawaran. Bukan sekadar menjaga image, dia pilih-pilih agar bisa berperan dalam film yang menaikkan kualitas film Indonesia. Jadi, dia tidak akan pernah menerima tawaran main di film horor dibalut adegan sensual meski honor yang disodorkan selangit. ”Saya rasa semua orang harus selektif memilih peran,” tegasnya. (ash)


Cakrawala

6

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

Menilik Eksistensi Seni Teater di Pontianak

Panggung itu Kini Dimiliki Pelajar

+

MEIDY/PONTIANAK POST

TEATER: Salah satu pertunjukkan teater yang digelar di Kota Pontianak. Saat ini semakin banyak pelajar ikut terlibat dalam sebuah pertunjukkan teater.

Seni teater di Pontianak saat ini tengah bagus-bagusnya. Aktor dan aktris muda muncul dari sanggar-sanggar ekstrakurikulker di banyak sekolah menengah atas. Pada Parade Teater Khatulsitiwa 2013, sanggar-sanggar pelajar mendominasi. Aristono, Pontianak Tuan Jamil sangat berambisi untuk memenangkan sebuah pemilihan k e p a l a d a e ra h. S e t a l a h semua tenaga dan materi yang dimilikinya dikuras-

nya habis-habisan, dia pun terpilih. Kekuasaan rupanya telah membuatnya lupa diri. Dia mulai korupsi untuk membiayai gaya hidupnya yang gila-gilaan. Sampaisampai Nyonya Tuti, sang istri tercinta pun tak dipedu-

likannya. Tuti yang hanya ibu rumah tangga merasa kesal. Terlebih setelah dia tahu sang suami mulai terjerumus narkoba dan perselingkuhan. Padahal dulunya, s a a t p e n c a l o n a n Ja m i l , d i a l a h ya ng m e mb i aya i semuanya. Sang istri mendendam, lantas bertekad untuk merebut kekuasaan si suami. Begitu sekilas cerita pertunjukan drama berjudul

“Kursiku yang Ku Rebut” dari sanggar Cadar saat pentas di studio teater Taman Budaya, Jalan Ayani Pontianak, Sabtu (9/3) malam lalu. Meskipun diiringi musik dan pencahayaan minimalis, 12 pemain dalam pentas itu mampu menyihir seratusan penonton di studio kecil tersebut. Cadar adalah komunitas teater anak-anak SMK Negeri 3 Pontianak. Pertunjukan itu merupakan bagian

dari gelaran Parade Teater K hat u l i s t i w a 2 0 1 3 . Ad a belasan komunitas teater pelajar lain dari total 24 sanggar yang ikut dalam even tahunan milik Forum Masyarakat Teater (Format) tersebut. Ketua Format, Mugiono mengatakan, di Pontianak saat ini seni pertunjukan mulai digemari oleh kaum muda. Fenomena ini berbeda dengan daerah-daerah lain di Indonesia, dimana sanggar-sanggar pertunjukan kesulitan melakukan regenerasi lantaran minat yang kurang dar i kaum muda. “Di Kalbar ini perkembangannya memang bagus. Tapi tidak sebesar di Pulau Jawa yang sudah eksis dari dulu. Di Pontianak paling banyak justru teater anak sekolahan, baru kampus, terakhir baru sanggarsanggar umum,” ungkap dia. Diceritakan Mugiono, komunitas-komunitas teater pelajar baru muncul pada era tahun 2000-an. “Saat itu sanggar-sanggar lama sudah mulai menurun. Sementara di SMA mulai ada ujian-ujian praktek untuk mata pelajaran kesenian. Sehingga mau tidak mau pelajar kita belajar acting. Ternyata banyak yang tertarik, hasilnya menggembirakan. Sekarang ada 20-an sanggar teater di SMA dan SMK di Pontianak,” tukasnya. Kelompok teater pelajar tersebut mengalami kemajuan yang pesat terbukti dengan keeksistensiannya dalam setiap ajang serta tentu saja kualitas yang memadai. namun, pada

generasi berikutnya bila tidak dijaga kualitasnya komunitas teater pelajar ini akan mengalami penurunan dari segi eksistensi dan kualitas. Oleh sebab itu, peran alumni teater pelajar dibutuhkan untuk mendampingi komunitas tersebut dan mempertahankan bahkan meningkatkannya. Banyak ekskul yang berprestasi ketika para alumninya juga aktif. Salah satu contohny adalah Sanggar Tembak SMA Bhayangkari Kubu Raya yang aktif sejak tahun 2006. Lebih dari 100 p i a l a d a n p e n g ha r gaa n telah mereka kumpulkan dalam beberapa tahun terakhir. Hasil ini didapat karena ikatan kuat antara . “Di sini para alumni membimbing adik-adiknya,” kata Jesika Wilanda Putri, salah seorang pentolan Teater Tembak. Di Pontianak s endir i, dan Kalbar umunya, tidak banyak kelompok teater yang mampu bertahan lama, eksis dan mengukir banyak prestasi,” kata. “Paling membanggakan kita mendapat Juara Umum II dalam Festival Teater Pelajar tingkat nasional bulan November 2011. Selain itu kami dapat 8 penghargaan individu,” ujar Jesika. Betapa tidak, mereka berhasil menyingkirkan sekolahsekolah dari Yogyakarta dan Jakarta yang dianggap sebagai kiblatnya seni teater di Indonesia. Menurut pelatih sanggar Cadar SMK Negeri 3 Pontianak, Cecep mempertahankan sebuah komunitas teater pelajar tidaklah mudah. Da-

lam perkembangannya, teater pelajar mengalami beberapa kendala. Namun yang paling utama adalah soal waktu latihan. “Kalau kemampuan mereka sangat berbakat. Hanya jadwal latihan yang menjadi masalah,” ujar dia. Eksistensi mereka pun terkadang kurang mendapat dukungan dari otoritas sekolah. “Bukan soal pendanaan, tapi soal waktu untuk latihan. Banyak sekolah tidak mendukung kegiatan teater para siswanya. Tapi kalau ada acara atau perayaan di sekolah, mereka selalu diminta tampil. Ini kan aneh namanya,” imbuh Cecep. Ahmad Benyamin alias Beben, seniman teater senior Pontianak mengakui beberapa tahun terakhir ini, teater mulai digandrungi oleh anak muda. Namun dia membantah itu adalah pertanda seniman senior sudah mulai tidak eksis lagi. “Jangan dimaknai yang senior tidak eksis lagi. Tapi sekarang teater mulai merambah kalangan pelajar, dan ini positif. Justru para pelajar ini berkaca kepada para seniornya. Lihat saja pelatih mereka, semua adala pemain teater senior di Pontianak,” sebutnya. Majunya teater di Pontianak menurut dia juga tidak terlepas dari banyaknya even dan perlombaan tetaer di tingkat daerah dan nasional. “Itu memacu pelajar-pelajar kita untuk berlatih dan unjuk kemampuan. Dalam bulan ini saja, ada beberapa festival di tingkat nasional. Dan kita ikut,” ucap orang yang juga melatih beberapa sanggar pelajar ini. (*)

+

Formula Jitu Isi Kantong TEATER adalah cabang seni pertunjukan yang usianya hampir setua peradaban manusia itu sendiri. Namun melesatnya industri drama dan film saat ini mulai mengancam seni teater. Meski hal tersebut dibantah oleh Ketua Forum Masyarakat Teater (Format), Mugiono. “Teater ini memiliki daya pikat tersendiri di setiap pementasannya. Dia dapat bertahan berdiri melawan tantangan zaman dan tren yang ada sampai sekarang,. Syaratnya kita juga harus mengikuti perkembangan zaman,” kata dia. Dulunya, kata dia, di Pontianak, bekerja

pada bidang teater dianggap kurang menjanjikan. Banyak even-even teater yang sepi penonton. Hal itu juga berdampak pada para pekerja seninya yang menjadi kurang semangat. “Tapi sekarang ini kita mulai bangkit lagi. Dan kita sudah menemukan cara menggelar even yang murah tapi meriah dan menghasilkan,” ucapnya. Even yang dia maksud adalah Parade Teater Khatulistiwa yang tahun ini digelar selama 44 hari nonstop, dari 2 Maret sampai 15 April di studio Taman Budaya, Jalan Ayani Pontianak. Gelaran ini dimu-

lai oleh Format pada tahun 2009 sebagai bentuk solidaritas terhadap komunitas teater, karena melihat ongkos produksi yang mahal. “Belum lagi institusi terkait yang memandang sebelah mata kepada pekerja seni,” kata Mugiono. Dijelaskan dia, even ini memaksimalkan potensi dari seluruh sanggar-sanggar yang terlibat. Total ada 24 sanggar yang terlibat pada pagelaran ini, termasuk Sanggar Barata dari Yogyakarta. “Masing-masing sanggar wajib mengutus dua orang untuk terlibat dalam kepanitiaan. Jadi acara ini menjadi milik kita bersama,” ungkapnya.

+

Tidak hanya itu, dari pendapatan tiket hampir seluruhnya diberikan kepada panitia. Harga tiket masuk adalah Rp 15 ribu. “Panitia hanya mengambil Rp 2 ribu saja, itupun untuk peralatan dan konsumsi.” kata Ketua Panitia, Nur Dani Sandi. Panitia mengatakan dalam satu pementasan ratarata ada 175 orang penonton. “Cukup ramai uang nonton. Mudah-mudahan target 8 ribu penonton selama acara tercapai,” sambung dia. Menurut Mugiono, formula ini ternyata mampu menarik ketertarikan sanggarsanggar untuk ikut serta. Buktinya jumlah

sanggar yang terlibat pada tahun ini dua kali lipat lebih banyak ketimbang tahun 2009 yang hanya diisi oleh 11 peserta saja. Apalagi sekarang makin banyak sposor yang masuk ke even itu. Persoalan terbesar adalah soal kapasitas dan kualitas studio yang kurang memadai. “Dari pertama dibangun gedungnya hanya segini saja. Paling banyak menampung 200 orang itupun sudah sesak. Pentasnya juga kecil. Kita berharap dari pemerintah provinsi untuk memikirkan hal ini, karena seni budaya adalah salah satu tolak ukur kemajuan daerah,” pungkas dia. (ars)

+

cmyk

C

m

y

k


Pontianak Post

aneka

Kamis 14 Maret 2013

7

Tiga Pemilihan, Asap Masih Hitam Sambungan dari halaman 1

Sementara itu, Kardinal Karol Wojtyla yang menjadi Paus Yohanes Paulus II pada 1978 terpilih dalam tiga hari konklaf dan delapan kali pemungutan suara. Hanya Kardinal Eugenio Pacelli (Paus Pius XII) yang bisa dipilih hanya dalam tiga pemungutan suara pada 1939. Karena itu, kemarin koran Italia La Stampa pun berani memasang headline “Baru Besok Kita Punya Paus Baru”. Yang dinanti para peziarah bukan cuma pengumuman Habemus Papam (Kita Pu-

nya Paus Baru) dari balkon Basilika Santo Petrus. Asap putih dari Kapel Sistine plus dentang lonceng Basilika adalah atmosfer yang terus mereka tunggu. “Itu pasti jadi momen indah. Momen bersejarah. Sangat unik. Tapi, lebih asyik kalau hujannya berhenti,” kata Mgr Ronny Jenkins, Sekjen Konferensi Uskup Amerika Serikat, yang ada di antara ribuan peziarah di sekitar Kapel Sistine. Nama yang hingga kemarin terus santer disebut sebagai pengganti Paus Emeritus Benediktus XVI adalah Kardinal Angelo Scola, Uskup

Agung Milan. Mengutip Matthew Bunson, editor Almanak Katolik dan penulis We Have a Pope! Benedict XVI, ABCNews mengatakan bahwa Scola adalah sosok teologis yang brilian. Scola, 71, juga punya daya intelektual yang mumpuni sebagai paus. Dia juga dikenal dekat dengan Benediktus XVI. Salah satu sisi positifnya, Scola tekun membangun spirit toleransi. Pada 2004, dia membangun Oasis Foundation yang menjembatani dialog antara Islam dan Kristen. Kalau terpilih, Scola akan mengembalikan kursi kep-

ausan ke tangan orang Italia setelah 35 tahun. Nama yang juga masih favorit adalah Kardinal Odilo Scherer dari Brasil. Scherer yang menjadi anggota Dewan Kepausan untuk Meningkatkan Karya Penginjilan Baru tersebut dinilai sebagai sosok moderat. Jika terpilih, Scherer adalah paus non-Eropa pertama sejak Gregorius III yang menjabat hampir 1.300 tahun lalu. Kalau hari ini paus tidak terpilih, besok (Jumat) para kardinal beristirahat. Pemilihan akan diulang dengan format tiga hari konklaf-sehari

Hirup Lem Bisa Serang Organ Otak Sambungan dari halaman 1

bahan baku tersebut jelasjelas dilarang oleh Undang Undang Narkotika,” kata Alwi. Alwi mengakui, peredaran obat-obatan yang dijual bebas namun mengandung efek yang memprihatinkan. Tetapi pihaknya tidak bisa melakukan tindakan hukum kepada para penjual obat-obatan seperti itu. “Dari sisi kandungan lem mengandung bahan yang bisa membuat orang yang menghirupnya berhalusinasi. Tapi tidak bisa disalahkan penjualnya. Kami hanya bisa lakukan tindakan hukum kepada orang yang menyalahgunakannya. Itupun tidak bisa di penjara atau diproses sesuai hukum,”lanjutnya. Ketua KPAID Kalbar Alik R Rosyad mengatakan fenomena menghirup lem ini merupakan bagian kecil dari anak yang kecanduan. Menurutnya, lem menjadi alternatif untuk pengganti barang barang terlarang seperti narkoba. “Bisa jadi lem menjadi alternatif, karena harganya terjangkau dan barangnya juga mudah didapat. Anak-anak yang sudah kecanduan barang ini, dengan gampang mendapatkannya,” kata Alik. Pihaknya sudah melakukan kampanye anti-ngelem yang. Secara faktual ada beberapa titik di Pontianak yang kerap atau sudah kecanduan lem. Seperti di bantaran Sungai Landak. Di lokasi itu, banyak anak-anak yang mempunyai kebiasaan ngelem. Selain karena kebiasaan, faktor lingkungan juga berpengaruh. “Banyak anak-anak yang putus sekolah, akibatnya mereka tidak mempunyai aktivitas, sehingga ngelem menjadi satu

di antara bentuk penyalurannya,” kata Alik. Psikolog Anak Armijn Santosa Chandra Besman mengaku sedih dengan fenomena yang terjadi belakangan ini. Menurutnya, fenomena yang terjadi sangat bertentangan dengan sertifikasi kota layak anak yang diterima oleh Pemkot Pontianak belum lama ini. “Jujur saya sangat sedih dan kecewa karena fenomena ini justru bertolak belakang dengan apa yang ada,” kata Armijn. Perilaku negatif yang dilakukan si anak ini ada peran orang dewasa di belakangnya. Untuk itu, pihaknya mendesak aparat kepolisian dan pemerintah kota untuk terus responsif. “Saya yakin, pasti ada orang dewasa di belakang layar yang mempengaruhi mereka. Untuk itu saya minta aparat kepolisian untuk bisa melakukan proses hukum kepada para orang dewasa ini. Polisi bisa gunakan undang undang perlindungan anak untuk menjeratnya. Bahkan orangtua sendiri juga bisa dijerat karena terindikasi penelantaran atau pengabaian,” jelasnya. Zat yang ditimbulkan lem, hampir mirip dengan jenis narkoba yang lain yakni menyebabkan halusinasi, sensasi melayang-layang dan rasa tenang sesaat meski kadang efeknya bisa bertahan hingga 5 jam sesudahnya. Karena keasyikan ngelem ini kadangkadang tidak merasa lapar meski sudah jamnya makan. Sama seperti narkoba pada umumnya, efek ngelem akan menyerang susunan saraf di otak sehingga bisa menyebabkan kecanduan. Dalam jangka panjang bisa menyebabkan kerusakan otak sementara da-

lam jangka pendek risikonya adalah kematian mendadak (sudden sniffing death). Bukan hanya lem, beberapa produk rumah tangga yang mudah menguap (volatile) seperti penghapis cat kuku juga bisa disalahgunakan untuk mabuk-mabukan. Dalam daftar bahan berbahaya, produk-produk tersebut dimasukkan dalam kategori inhalant. Salah satu komponen dalam inhalant yang berbahaya adalah pelarut solven, yakni cairan yang dalam suhu ruangan mudah sekali menguap. Cairan ini umumnya dipakai sebagai pelarut dalam pengencer cat minyak (thinner), bensin, lem dan liquid papper (tipe-ex). Ketika terhirup, uap pelarut (solven) ini hanya membutuhkan waktu yang singkat untuk mencapai kadar toksik atau beracun. Sistem organ yang diserang adalah otak dan saraf, khususnya yang berhubungan dengan jantung dan pernapasan. “Jangan sampai gara-gara ingin membeli lem, justru si anak ini malah terjerat kasus tindak kejahatan lainnya. Untuk itu pemerintah harus lebih responsif untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan seperti sekarang ini,” katanya. Dikatakan Armijn, peran orangtua untuk mengantispasi perilaku negatif anak, sangat penting. Menurutnya, masa keemasan (usia dini) adalah masa yang efektif dalam pembentukan karakter seseorang, sebab anak tersebut belum terkontaminasi dengan hal-hal yang negatif. Menurut Ketua Gerakan Pemuda Anti Narkoba Anwar Teddy, tingkah negatif yang dilakukan anak dibawah

umur itu sangat tidak layak dilakukan. Ironis lagi, mereka terjerumus dan salah pergaulan. “Bayangkan saja, setelah menghirup lem mereka berhubungan badan di tempat terbuka. Ini yang membodohkan tunas bangsa kita,” katanya kepada Pontianak Post, kemarin (13/3). Menanggapai hal ini, Gepan siap bekerjasama dengan pihak terkait dalam memberantas kenakalan remaja. Pihaknya meminta, agar dinas sosial yang menanggulangi masalah ini proaktif. Selain itu, peran orangtua diperlukan untuk mewaspadai anak-anaknya agar tidak salah pergaulan. “Mestinya di setiap RT/RW harus ada yang mengawasi. Jadi pengawasan terhadap pergaulan anak dan tingkah negatif pun, dapat dicegah,” tegasnya. Jika perlu, kata dia, setiap langkah anak yang melakukan hal tersebut selalu diberikan pengawasan. Setidaknya, memberikan kegiatan ekstrakurikuler terhadap anak itu sendiri. Selain dapat mencegah hal negatif, kegiatan ini bisa merespon dan menciptakan kreativitas anak. Gepan sendiri pernah menangkap beberapa kasus narkotika yang melibatkan anak pelajar. Mereka kemudian diserahkan kepada pihak berwajib. Terutama aparat kepolisian dan beberapa dinas terkait. “Namum selama ini, hal negatif itu terus menjamur di kalangan remaja. Apakah tidak ada efek jera atau memang tingkah ini sudah menjadi tren di masa kini. Untuk itu, kita harus bahu membahu mendidik anak bangsa agar menjadi cerdas,” pungkasnya. (rmn/arf)

Tak Ada Deru Knalpot, Kereta Kuda Jadi Alternatif Sambungan dari halaman 1

di atas aspal. Prototipe mini suasana Kota Zermatt agak mirip dengan arena mainan anak-anak boom-boom car di tempat-tempat hiburan. Mobil meluncur ke sana-kemari, tapi tak dibarengi raung suara yang keluar dari knalpot. Selain sarana transportasi yang ada di jalan raya, kereta angkutan masal antarkota dan pengangkut wisatawan ke puncak-puncak pegunungan pun semuanya bertenaga listrik. Tak ada yang menggunakan BBM. Karena letaknya di ketinggian punggung Pegunungan Alpen, untuk mencapai Zermatt mestinya tak mudah. Dari arah penjuru mana pun tak ada daratan yang landaidatar. Yang ada hanyalah tebing-tebing curam diselimuti salju. Olah teknologilah yang membuat kesulitan itu menemukan cara-cara sangat mudah. Kira-kira 16 kilometer sebelum memasuki Kota Zermatt, jalan raya sudah habis ujungnya. Mobil dan semua kendaraan berbahan bakar minyak yang hendak ke Zermatt harus berhenti di Tasch. Setelah Tasch, yang ada hanyalah bentangan pegunungan batu. Sebelum masuk Kota Tasch, mobil-mobil berbahan bakar minyak memang bisa dikendarai di jalan raya. Tapi, karena tak semua tebing batu memungkinkan dikepras dan dibikin terowongan untuk dijadikan jalan raya, terpaksa dibuat jalan sambungan berupa rel yang keretanya didesain khusus untuk mengangkut mobil-mobil itu. Desain gerbong dan posisi rel dibuat sedemikian rupa, sehingga mobil yang berderet antre akan langsung bisa naik ke gerbong secara cepat. Setelah rangkaian gerbong penuh terisi mobil –semua penumpangnya tak perlu tu-

run– kereta akan langsung berangkat. Setelah kurang lebih 20 menit, kereta berhenti, dan mobil kembali meneruskan perjalanan melalui jalan darat lagi hingga bertemu stasiun kereta Tasch. Di sinilah para pemilik mobil harus meninggalkan mobilnya. Disediakan tempat parkir yang amat luas karena harus menampung banyaknya kendaraan wisatawan yang hendak ke Zermatt. Perjalanan dilanjutkan dengan kereta listrik yang dinding kanan-kiri dan sebagian atapnya terbuat dari kaca. Dengan demikian, selama perjalanan penumpang bisa menikmati pemandangan di kanan-kiri dan pucuk-pucuk pegunungan batu yang tertutup salju. Selama musim dingin suhu bisa di kisaran minus 5 derajat Celsius. Maka, kereta juga dilengkapi penghangat ruangan agar penumpang merasa nyaman selama perjalanan. Setelah sampai di Stasiun Gornergrat Bahn, para penumpang yang keluar stasiun akan langsung disambut suasana kota yang betul-betul beda. Mobil-mobil listrik, baik taksi, angkot untuk para pemain ski, bus, dan mobil khusus penjemput tamu hotel, semuanya bertenaga listrik. Ada juga kendaraan yang tidak digerakkan oleh tenaga listrik, tapi tetap diizinkan beroperasi. Yaitu, kereta kuda. Di pojok terminal depan stasiun, dokar yang ditarik empat kuda itu pun ikut antre di antara taksi-taksi yang menunggu penumpang. Begitu taksi dan angkot penuh penumpang, sopir akan langsung membawa kendaraannya melaju tanpa suara. Dari desainnya, terasa betul bila visi lingkungan sangat diutamakan di kota ini. Taksi, misalnya, rasanya belum sebaik mobil listrik buatan Kang Dasep yang disuport oleh Menteri BUMN Dahlan

Iskan. Bentuknya betul-betul kotak, tidak aerodinamis, tapi yang penting bisa jalan seperti yang diinginkan. Mobil-mobil pengangkut wisatawan yang hendak bermain ski juga begitu. Bisa membawa enam orang, termasuk peralatan skinya, bodinya seperti kardus kapur tulis. Yang agak bagus adalah model busnya. Dengan harga tiket kira-kira Rp 30 ribu para wisatawan bisa berputar-putar keliling Kota Zermatt. Tempat pengisian BBM-nya tersedia di banyak tempat. Bentuknya hanya berupa colokan listrik seperti halnya tempat untuk menyetrum handphone. Di depan lobi hotel pun tersedia tempattempat penge-charge-an. Sebab, semua hotel di Zermatt mempunyai armada mobil listrik sendiri untuk menjemput para tamu yang tiba di Stasiun Gornergrat Bahn. Yang juga ciamik adalah kereta listrik pengangkut para penumpang untuk menjangkau tebing-tebing yang lebih tinggi guna mencari tempat start bermain ski. Kereta listrik yang mampu melaju di tanjakan terjal itu konstruksi relnya tiga jalur. Rel bagian tengah berupa bentangan bergerigi. Semula, saya mengira, ketika menaikinya akan terasa seperti berada di kereta pengangkut penumpang pada wahana Jurassic Park di Universal Studio atau Taman Impian Jaya Ancol. Ketika menanjak tautan geriginya akan terdengar gemertak karena harus menggeret gerbong kereta yang panjang. Ternyata tidak. Barangkali karena sangat presisi pertemuan gerigi rel dan gerigi yang menempel di bawah gerbong, suara kereta menjadi sangat halus. ’’Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia Ignasius Jonan sudah mencoba kereta ini beberapa waktu lalu,” kata Djoko Susilo, duta besar RI untuk Swiss, yang menemani

saya sehari penuh. Semakin ke puncak suhu semakin menusuk tulang. Membuka sarung tangan agar bisa memencet tombol kamera pun rasanya tak sanggup. Nah, ketika hendak keluar stasiun, saya kesulitan menemukan tiket yang saya lupa menaruhnya di saku mana. Tiket itu mestinya dipakai sebagai kartu pembuka pintu stasiun. Saku jaket, saku baju, saku baju lagi –karena pakai baju rangkap dua– saku celana, saya rogoh semua. Tapi, tiket tetap tak ketemu. Tahu saya tak bisa membuka pintu, petugas stasiun yang berjaga hanya seorang diri lantas keluar ruangan. Saya diminta menggesergeserkan dada, bokong, tas, yang mungkin menjadi tempat terselipnya tiket. Cara itu manjur. Begitu bokong saya tempelkan sensor, pintu terbuka. Rupanya saya lupa kalau telah memasukkan tiket di saku belakang celana. Di stasiun teratas, jarak menuju puncak tertinggi Pegunungan Alpen, yaitu Matterhorn, sudah seperti di depan hidung. Matahari bersinar terang, tapi kuping seperti mengeras karena membeku. Karena tak kuat menahan dingin, begitu ada kereta listrik yang turun kembali ke kota, saya cepat-cepat masuk. Usai musim dingin, selepas Maret, salju akan berangsur mencair. Pohon-pohon kembali memunculkan daun. Zermatt yang di musim dingin diselimuti salju akan berubah dikelilingi aneka bunga. Puncak-puncak Alpen akan tetap bersalju, tapi orang sudah tak lagi bisa bermain ski di kemiringan tebing-tebingnya. Di saat itu, yang datang ke Zermatt pun berganti. Kebanyakan pasangan pengantin baru yang sedang berbulan madu. Yang butuh kehangatan, tidak bising karena lalu-lalang mobil, dan tidak polusi. (*)

rehat hingga paus terpilih. Maksimal sampai 34 kali pemungutan suara. Berdasar Universi Dominici Gregis, aturan tentang pemilihan paus yang dirilis pada

1996 oleh Paus Yohanes Paulus II, setelah 34 kali pemungutan suara, pemilihan dilakukan secara voting. Dua nama terkuat akan dipilih oleh peserta konklaf. Paus Emeritus

Benediktus XVI juga merilis Motu Proprio, aturan yang menyebutkan bahwa aturan soal mayoritas 2/3 suara akan terus dipakai sampai paus terpilih. (Reuters/AP/c5/dos)

Belajar Bikin Roti Sambungan dari halaman 1

perannya, Laura mengaku mendapatkan pengalaman membuat roti secara langsung. “Kalau bikin roti ini pengalaman pertama. Biasanya baking cake, cookies. Roti ini suatu hal yang baru bagi saya,” katanya, baru-baru ini. Laura sendiri merasa tertantang memerankan karakter Mei yang sudah dikenal terlebih dulu lewat novel Madre yang laris manis di pasaran. Menurutnya, tak mudah menjadi karakter yang sudah melekat di pembaca. Laura juga mengecat rambutnya sedikit lebih pirang demi karakter Mei. “Saya memerankan yang sudah ada di novel, setiap pembaca pasti punya bayan-

gan sendiri. Saya juga punya pendekatan sendiri. Saya berusaha mendekatkan diri dengan Mei. Saya banyak brainstorming dengan sutradara, pembacaan skenario selama sebulan,” tutur istri pengusaha Leo Sanjaya ini. Laura mengakui ia sangat menyukai novel khususnya karya Dewi Lestari. Pucuk dicinta ulam pun tiba, Laura diajak oleh Mizan Production untuk berperan sebagai Mei. “Saya pecinta novel, untuk penulis Indonesia saya baca karya Dewi Lestari saja. Saya jatuh cinta banget dengan Madre. Saat pertama kali baca Madre, aku langsung ngetweet foto bukunya, kebetulan Mizan baca, dan ditawarin main film,” tuturnya. Dalam film yang akan dirilis

28 Maret mendatang, Laura beradu akting bersama Vino G Sebastian dan Didi Petet. Bagi Laura, akting bersama Vino merupakan suatu tantangan karena ia memiliki banyak penggemar. Sementara Laura mengaku grogi akting bersama Didi Petet yang dikenal sebagai aktor senior film Indonesia. “Vino baik banget, tantangannya dia fansnya banyak banget. Membangun chemistry-nya, kita melakukan reading selama sebulan, setiap hari kita ketemu. Vino itu orangnya terbuka. Kalau sama om Didi, grogi banget karena saya sebelumnya belum pernah main bareng. Awalnya kirain orangnya serius, ternyata orangnya kocak banget. Selama proses reading, syuting, aku ketawa terus,” pungkasnya. (mer)

Enam Anggota TNI Jadi Tersangka Sambungan dari halaman 1

dalam insiden memalukan tersebut. Pangdam menegaskan bahwa peristiwa penyerangan Mapolres OKU bukan konflik pertikaian antara TNI dan Polri. Yang terjadi adalah perselisihan perwira muda yang saling ejek. Menyikapi itu, pihaknya sudah sepakat untuk menjalin kekompakan tak hanya di pucuk pimpinan. ”Kekompakan dan keharmonisan antara TNI dan Polri akan dilakukan hingga ke pucuk bawah perwira. Tetap menerapkan disiplin kepada para anggota dan bila melanggar, akan ditindak sesuai hukum berlaku,” tandasnya. Sesuai dengan komitmen

dengan Kapolda, kedua pihak tidak lagi mencari siapa yang salah dan siapa yang benar. Pangdam juga melarang senjata keluar gudang. ”Ada 169 pucuk senjata yang dititipkan, terdiri atas senjata laras pendek (pistol 108) dan laras panjang (61),” terangnya. Pangdam mengatakan, dari enam tersangka tersebut, provokator pangkat sangat berperan. Namun, tidak tertutup kemungkinan, ada yang dari level bawah. ”Pertanggungjawaban komandan pasti berpengaruh. Untuk evaluasi ke dalam, itu sangat salah dan tidak bisa dibenarkan. Dalam kejadian tersebut, saya pastikan tidak ada senjata, tidak ada bom molotov ataupun granat,” tegasnya.

Dia menyayangkan banyaknya komentar yang mendikotomi TNI dan Polri. Pertahanan negara itu domain TNI, sedangkan keamanan negara domain polisi. ”Kalau itu terus dipermasalahkan, sampai kapan pun tidak akan pernah selesai,” ujar Nugroho. Pasca kejadian, pihaknya berkomitmen akan membantu pembangunan Mapolres OKU. Pangdam juga berharap agar masyarakat jangan gampang terprovokasi kabar yang beredar lewat media sosial. ”Kita sudah melakukan pembinaan. Namun, tidak bisa dibendung. Nah, para tersangka akan disidang sesuai dengan tingkat kesalahannya,” tandas dia. (nni/jpnn/c10/ca)

Lahad Datu Mulai Pulih Sambungan dari halaman 1

ujarnya di kantornya di Tawau, Sabah, kemarin (13/3). Alumnus FH Undip itu menjelaskan, sebelum konflik di Lahad Datu terjadi pun, mereka sudah sering ke lapangan. ”Di sini kami jemput masalah di lapangan,” kata Sholeh. Dia didampingi Widoratno Mahendra Jaya, ketua Satgas Perlindungan TKI Konsulat Tawau. ”Pak Hendro (panggilan Widoratno) ini galak betul sama manajer-manajer TKI. Bukan apa-apa, kami harus memastikan mereka dihargai,” ujarnya. Bahkan, konsulat membayar pengacara asli Malaysia. ”Istilahnya in house lawyer. Tiap bulan mereka harus kasih laporan kepada kami,” ungkapnya. Pengacara Malaysia itu dikontrak dan dibayar dengan anggaran negara. Sholeh yang pernah bertugas di Abu Dhabi

tersebut juga berkomunikasi dengan otoritas pemerintah Sabah. Misalnya, Polis Diraja Malaysia wilayah Sabah. ”Secara informal pun kami akrab. Kita budaya Melayu, apalagi sesama muslim,” katanya. Warga Indonesia di kawasan Konsulat Tawau yang meliputi sepanjang pantai timur Sabah, menurut Sholeh, jarang terlibat masalah kriminal. ”Rata-rata masalah dokumen. Mereka datang ilegal, tertangkap, lalu dideportasi pulang,” jelas diplomat kelahiran 1957 tersebut. Dia maklum karena potensi ekonomi di Sabah memang menggiurkan. ”Orang ingin makmur, merantau seperti nenek moyangnya dulu yang belum perlu verifikasi dokumen imigrasi,” katanya. Karena itu, konsulat membentuk tim yang turun ke ladang-ladang sawit. Mereka membuka program layanan dokumen langsung di TKP.

’’Kalau mereka yang harus ke sini, berapa biayanya? Belum lagi, mereka harus membolos kerja,’’ tegasnya. Masalah dokumen WNI di Sabah memang gampanggampang susah. Banyak TKI yang paspornya sudah habis beberapa tahun. Namun, mereka malas memperpanjang. Bahkan hingga meninggal. Samsul, salah seorang WNI asal Jawa Timur, mencontohkan temannya yang bernama Wijianto bin Supawiro. Wiji meninggal tanpa diketahui keluarganya yang asal Gurah, Kediri, Jawa Timur. ”Saya sudah mencoba cari-cari di Gurah, tapi belum ketemu,” ungkapnya di Lahad Datu. Wiji diketahui punya dua anak yang masih tinggal di Kediri. ”Dia meninggal karena kecelakaan motor tahun lalu. Kasihan keluarganya di Kediri tidak tahu bahwa dia sudah meninggal,” katanya. (rdl/c5/oki)

Ketika Diabetes Telah Mengganggu Fungsi Ginjal Sambungan dari halaman 1

disertai gangguan saraf tepi berupa kesemutan, gangguan penglihatan, gatal di sekitar kemaluan atau lipatan kulit, luka yang tak kunjung sembuh, gangguan ereksi pada pria, dan keputihan pada wanita. Untuk itu, lakukanlah pemeriksaan. Karena, bisa jadi penyakit diabetes mellitus, yang biasa disebut kencing manis, telah ada di dalam diri Anda. Penyakit diabetes terjadi karena peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin, atau reseptor insulin tak berfungsi baik. Pengobatan yang dapat membuat penyakit ini hilang belum ada. Yang bisa dilakukan adalah mengelolannya, untuk menghilangkan keluhan akibat defisiensi insulin itu. Tindakannya meliputi penormalan kadar glukosa, lemak, dan insulin dalam darah, serta mengobati penyakit kronis lain dengan cara: (1) mengurangi kalori dan meningkatkan konsumsi vitamin, (2) melakukan aktivitas fisik secara teratur, (3) meningkatkan kepekaan terhadap insulin, (4) mengonsumsi obat hipoglikemia oral untuk merangsang pankreas menghasilkan insulin dan mengurangi resistensi terhadap insulin, atau (5) menjalani terapi insulin. Kalau sudah terjadi komplikasi, gangguan lain yang bisa muncul adalah nefropati diabetik, yaitu gangguan fungsi ginjal akibat kebocoran selaput penyaring darah. Ginjal terdiri atas jutaan unit penyaring. Setiap unit punya membran.

Kadar gula tinggi akan merusak selaput ini. Gula akan bereaksi dengan protein, mengubah struktur dan fungsi sel. Akibatnya, penghalang protein rusak, dan terjadi kebocoran protein ke urine. Jika diabaikan, ini akan berlanjut ke tahap gagal ginjal terminal dan bisa menyebabkan terganggunya fungsi ekskresi, filtrasi, dan hormonal ginjal. Akibat pengeluarannya terganggu lewat urine, zat racun tertimbun dalam tubuh. Tubuh membengkak dan menimbulkan risiko kematian. Ginjal juga memproduksi hormon eritropoetin guna mematangkan sel darah merah sehingga gangguan ginjal bisa menyebabkan anemia. Sejumlah tanaman obat memiliki kelebihan dalam penanganan diabetes karena mampu membangun kembali jaringan yang rusak serta menyembuhkan penyakit lain sebagai komplikasinya. Contoh tanaman itu jelas banyak, tapi salah satunya adalah manggis. Secara empiris, banyak penderita penyakit ini yang bisa mengontrol kadar gula darah dengan rutin mengonsumsi suatu senyawa yang berasal dari kulit buah manggis, yang bernama xanthone. Senyawa ini merupakan antioksidan tingkat tinggi yang punya khasiat banyak. Salah satunya adalah untuk menormalkan fungsi pankreas penghasil insulin sehingga kadar gula darah penderita diabetes bisa turun. Bila ingin mendapatkan informasi lengkap tentang khasiat manggis tersebut, Anda bisa membacanya di buku ber-

judul Kulit Manggis Berkhasiat Tinggi, yang tersedia di Toko Buku Gramedia di seluruh Indonesia. Tapi, apakah untuk mendapatkan xanthone itu kita perlu mengimpornya dari luar negeri atau menggiling kulit manggis dulu untuk kemudian meminum airnya? Tidak. Sekarang, teknologinya sudah ada di Indonesia. Dan produk itu sudah beredar di apotek-apotek dan toko-toko obat terkemuka di kota Anda, dalam bentuk kapsul ekstrak kulit manggis. Namanya Garcia. Sekali lagi, nama produk itu adalah Garcia, bukan xanthone, karena xanthone adalah nama zat yang terkandung di dalamnya. Untuk konsultasi kesehatan, hubungi dokter kami pada jam kerja di telepon bebas pulsa 08001401430 atau di e-mail purwati-s@centrin.net.id. Dan kunjungi juga website kami: www.manggisgarcia.com atau di e-mail: info@manggisgarcia. com. Bila ingin mendapatkan ekstrak kulit manggis pertama di Indonesia itu, Anda bisa menghubungi distributor Kalimantan Barat 081280016319, (0561) 7161419. Atau bisa juga mendapatkannya langsung di apotek-apotek dan toko obat di Kota Pontianak. Untuk di daerah hubungi Sub Distributor: Singkawang (085386711108), Sambas (085387155781), Kabupaten Pontianak (085347695045), Bengkayang (085252223557), Landak (082156214191), Sanggau (082153805379), Sekadau (085386211220), Kapuas Hulu (081257268829) dan Ketapang (085252056206. (adv)


Pontianak Post

cmyk

8

sosok

FIVE VI

kAPANLAGI.COM

Ogah Bersuamikan Pejabat

Tak Yakin Akting Lagi

ARTIS Five Vi nampaknya betah dengan statusnya sebagai seorang janda. Buktinya hingga saat ini artis yang kerap berpenampilan seksi ini masih betah dengan kesendiriannya. Jika tak sedikit artis yang memilih kalangan pejabat untuk dijadikan sebagai pasangan. Tapi hal tersebut tidak membuat artis kelahiran Mojokerto, 12 September 1979 itu juga tertarik untuk bersuamikan seorang pejabat. ’’Jujur aja, aku memang nggak tertarik untuk dekat

kAPANLAGI.COM

Mata Angin (6,5) itu. Hanya saja, setelah hampir lima tahun menggeluti dunia politik, hasratnya beraksi di depan kamera seakan hilang. Bukan tak lagi cinta dunia akting atau film, tetapi kini dia lebih nyaman berada di belakang kamera sebagai sutradara. Keterlibatannya sebagai satu dari lima sutradara perempuan di film Rectoverso ternyata membuatnya ketagihan. ”Aduh, apa saya masih bisa akting? Saya nggak yakin deh. Saya nggak bisa lepas dari dunia film, tetapi saya lebih suka berada di belakang layar,” katanya yang ikut mempromosikan film itu ke beberapa kota seperti Medan, Bandung dan Jogjakarta. (ash)

Kualifikasi TKA

Kunjungan

MEIDY/PONTIANAK POST

BINCANG : Panglima Kodam XII Tanjungpura Mayjen Ridwan berbincang dengan Pemimpin Redaksi B Salman saat berkunjung ke Pontianak Post.

Pangdam : Laporkan Anggota yang Bermasalah PONTIANAK— Panglima Kodam XII Tanjungpura Mayjen Ridwan mengimbau kepada masyarakat untuk tidak segan melaporkan jika ada anggotanya yang melakukan kesalahan. Pangdam menyatakan tidak akan segan-segan menindak anak buahnya itu jika terbukti melakukan kesalahan. “Diantara sekian banyak anggota saya, satu dua yang bermasalah pasti ada-lah. Kalau ada anak buah saya yang salah, silakan kami diberikan informasi. Kami sangat terbuka,” ujar Ridwan saat berkunjung bersama jajarannya ke Redaksi Pontianak Post, Rabu (13/3). Menurut Ridwan, pada saat ini pihaknya terus melakukan evaluasi terkait kinerja mereka. Karena itu peran media juga sangat dibutuhkan untuk memberikan berbagai masukan dalam pelaksanaan tugas mereka. “Kami tentu tidak bisa benar terus. Ada kalanya melakukan kesalahan. Karena itu kami harapkan kerjasama dengan media bisa terus terjalin,” kata Ridwan. Dalam kesempatan itu, Ridwan mengatakan, selama ini media sangat membantu dalam memberikan informasi yang berkenaan langsung dengan masyarakat. “Integrasi masyarakat, TNI, dan Polri harus terus berjalan,” kata lulusan Akabri tahun 1981 itu. Dalam kunjungan ini, jajaran pimpinan Kodam XII Tanjungpura diterima langsung pemimpin redaksi Pontianak Post B Salman. Salman mengatakan keberadaan Kodam di Kalbar sangat diperlukan mengingat daerah ini memiliki luas wilayah yang sangat besar. Selain itu, Kalbar berbatasan langsung dengan wilayah Malaysia. “Kita juga punya sejarah konflik yang cukup panjang. Karena itu dibutuhkan jumlah personel TNI yang lebih banyak,” katanya Ridwan berharap situasi keamanan di Kalbar bisa terus dijaga. Kalimantan Barat yang punya sejarah konflik diharapkan tidak akan terulang lagi. Kondisi keamanan yang kondusif dinilainya akan sangat berpengaruh pada kemajuan ekonomi daerah. “Kalau aman kan ekonomi tumbuh. Income (pendapatan) masuk. Larinya ke masyarakat juga,” jelasnya. (her) cmyk

sama pejabat. Memang bukan selera aku,’’ ujarnya ketika ditemui di Planet Hollywood, Jakarta, Selasa (12/3) malam. Five Vi mengaku kini sedang berpacaran dengan seorang pria dari Australia. Pembicaraan mengenai kemungkinan mereka menuju ke hubungan yang lebih serius. Namun perbedaan usia menjadi salah satu penyebab mengapa dirinya masih pikir-pikir. ”Sebenarnya aku sudah mengarahkan yang dari Australia untuk ke arah sana. (Tapi) aku masih mikir-mikir karena dia lebih muda. Walaupun dia nggak mikirin usia, aku tetap saja peduli, karena wanita itu kan lebih cepat tua dibandingkan dengan laki-laki,” pungkas wanita yang berbeda usia lima tahun dengan kekasihnya itu. (dew)

Anas Ikut Diperiksa Soal Kasus Simulator

Tenaga Kerja PONTIANAK—Anggota Komisi D DPRD Kalbar Martinus Sudarno mempertanyakan pengawasan tenaga kerja asing di Kalbar, terutama yang bekerja di perusahaan perkebunan sawit. Pasalnya, saat ini para investor asing banyak yang menempatkan warganya bekerja di wilayah Kalbar. “Maka, menghindari terjadinya permasalahan hukum, tentunya keberadaan tenaga asing perlu diawasi ketat. Entah itu pihak keamanan ataupun dinas teknis terkait di Kalbar maupun pemerintah kabupaten atau kota di Kalbar,” katanya belum lama ini. Dia menyontohkan aturan yang diberlakukan negara Malaysia terhadap tenaga kerja Indonesia/ TKI yang begitu ketat dalam pengawasan, serta sangat keras dalam tindakan hukum ketika mereka melanggar atau menyalahi aturan. “Bahkan, sebagian warga Malaysia sangat tidak manusiawi dalam memperlakukan TKI yang dianggap ilegal,” tambahnya. Disamping itu ia meminta kabupaten dan kota memetakan kualifikasi pekerja asing yang ada di daerah masing-masing. “Jangan sampai, kualifikasi dari pekerja asing yang ada di Kalbar, tidak sesuai dengan Kepmen No 02 Tahun 2008 tentang Tata Cara Penggunaan Tenaga Kerja Asing,” ujarnya.Ia menjelaskan salah satu syarat pekerja asing dapat bekerja di Indonesia yakni kualifikasi keahlian maupun pekerjaan tidak mampu dipenuhi pekerja lokal. “Kalau mereka memenuhi pangsa kerja dari pekerja lokal, pekerja kita akan kehilangan peluang kerja. Ini yang harus dihindari,” kata dia. (den)

Kamis 14 Maret 2013

sisi lain

RACHEL MARYAM

SEBELUM menjadi anggota DPR RI periode 2009-2014, Rachel Maryam dikenal sebagai bintang film dan sinetron. Mengawali karir aktingnya dengan berlakon di sinetron Lupus Milenia pada 1999, sedikitnya sudah empat sinetron dan sepuluh film yang dibintanginya. Jadi, tak perlu lagi menanyakan kemampuan akting ibu dari Muhammad Kale

Pontianak Post

Heri/Pontianak Post

DEMO : Kesiapsiagaan dan kecepatan seluruh satuan di jajaran Lanud Supadio diuji salah satunya dalam simulasi menghadapi pendemo.

Tanggulangi Pendemo Sesuai Protap PONTIANAK— Pangkalan Udara Supadio tiba-tiba dikejutkan dengan suara keributan di depan pintu gerbang Lanud, kemarin (13/3). Warga berusaha merangsek masuk ke wilayah Lanud Supadio. Mereka menuntut agar Lanud Supadio mendapat ganti rugi lahan di ujung runway seluas lima hektar yang dikuasai TNI AU. Sejurus kemudian dengan sigap sejumlah anggota yang tergabung dalam pasukan pertahanan pangkalan menuju gudang senjata untuk mengambil peralatan penanggulangan huru hara. Dalam tempo 10 menit, satu regu pasukan PHH Lanud Supadio telah berkumpul untuk menghadang para pendemo. Pimpinan pasukan melakukan negosiasi dengan perwakilan pengunjuk rasa. Namun negosiasi berjalan alot. Lebih parah, pengunjuk rasa semakin bertambah yang membuat suasana semakin memanas. Tiba-tiba tim

negosiator dikejutkan dengan suara teriakan dan lemparan dari arah kerumunan massa ke Pasukan PHH. Dalam kondisi yang semakin memanas tersebut pimpinan pasukan memerintahkan pasukan PHH untuk menghalau pengunjuk rasa. Dengan sigap serta cekatan pasukan menghalau para pengunjuk rasa. Akhirnya dalam kurun waktu 30 menit pengunjuk rasa sudah dapat dihalau. Pasukan PHH juga berhasil menangkap dua provokator untuk diamankan guna diambil keterangannya. Mereka kemudian diserahkan kepada pihak kepolisian dengan tuduhan melakukan demo tanpa ijin serta melaksanakan demo dengan anarkis. Kejadian tersebut, bukanlah kejadian yang sebenarnya namun merupakan sekenario latihan satuan Alap Gesit 2013 yang dilaksanakan Pangkalan Udara Supadio Pontianak, kemarin

(13/3). “Latihan ini dijalankan untuk meningkatkan kemampuan pasukan penanggulangan huru hara dalam menangani para pengunjuk rasa sesuai protap,” kata Danlanud Supadio Kolonel Ir. Novyan Samyoga yang menyaksikan langsung kegiatan Latihan Alap Gesit 2013. Selain latihan penanggulangan huru hara, kemarin juga dilakukan simulasi Operasi Darat Gabungan Mandau Terbang 2013. “Latihan ini untuk menguji kesiapsiagaan dan kecepatan seluruh satuan di jajaran Lanud Supadio serta mengevaluasi kembali protap yang ada apa masih layak atau perlu direvisi guna meningkatkan kemampuan operasional, keselamatan terbang dan kerja sehingga mencapai zero accident,” tambah Danlanud. Sedangkan Kadisops Lanud Supadio Letkol Pnb Deni H. Simanjutak menambahkan bahwa latihan ini sangat berguna bagi para personel yang terlibat langsung apabila terjadi insiden atau kecelakaan pesawat. (her/r)

JAKARTA – Anas Urbaningrum tidak hanya menjadi tersangka dalam kasus proyek Hambalang. Kasus dugaan korupsi simulator SIM yang telah menyeret Irjen Djoko Susilo ternyata juga membawa-bawa nama mantan ketua umum Partai Demokrat tersebut. Ya, Jumat besok (15/3) rencananya Anas diperiksa KPK soal dugaan aliran dana simulator ke sejumlah anggota DPR. ”Memang ada rencana meminta keterangan Saudara Anas berkaitan dengan simulator. Pemeriksaan dilakukan pada hari Jumat,” kata Juru Bicara KPK Johan Budi S.P. di Jakarta kemarin. Anas akan diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Djoko Susilo. Menurut Johan, penyidik memandang perlu meminta keterangan Anas untuk melengkapi berkas pemeriksaan kasus simulator. Namun, dia enggan mengungkapkan peran Anas dalam kasus tersebut. ”Itu sudah masuk materi pemeriksaan,” ujarnya. Berdasar informasi, saat menjadi ketua Fraksi Partai Demokrat pada 2010, Anas turut hadir dalam pertemuan antara M. Nazaruddin yang kala itu masih menjadi anggota Komisi III DPR dari Partai Demokrat dan AKBP Teddy Rusmawan, pejabat pembuat komitmen dalam proyek simulator. Pertemuan itu juga dihadiri Direktur PT Citra Mandiri Metalindo Abadi Budi Susanto yang kini juga ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi

simulator. Di pertemuan tersebut diduga ada permintaan imbalan oleh Nazaruddin kepada Teddy. Belakangan, diduga dari duit simulator mengalir dana hingga Rp 10 miliar kepada para anggota Komisi III DPR, alat kelengkapan dewan yang bermitra dengan kepolisian. Selain Nazaruddin, uang diduga diterima beberapa anggota Komisi III DPR. Kepada penyidik, Nazaruddin membeberkan peran para mantan koleganya tersebut. Terkait dengan itu, KPK sudah memeriksa beberapa anggota komisi III, yakni Azis Syamsudin dan Bambang Soesatyo dari Partai Golkar serta Herman Hery dari PDIP. Selain itu, bekas Ketua Komisi III DPR dari Fraksi Partai Demokrat Benny K. Harman telah diperiksa. Di kesempatan terpisah, KPK sudah memeriksa legislator Partai Demokrat Dasrul Djabbar. Bambang Soesatyo membantah telah menerima dana sehubungan dengan simulator. Dia juga menegaskan, anggaran simulator yang dananya diambil dari pendapatan negara bukan pajak (PNBP) tidak dibahas di komisinya. Di sisi lain, KPK terus mengembangkan penyidikan kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang dilakukan tersangka Djoko Susilo. Hingga kini KPK sudah menyita 26 aset berupa tanah dan bangunan, 3 SPBU, serta 4 mobil milik Djoko. (sof/c10/nw)

Ketika Menko Hatta Rajasa Berkunjung di Galeri Pelukis Nasirun Jogjakarta

Lukisan Itu Catatan Hidup yang Sarat Kejujuran Stempel sebagai pejabat negara, Menko Perekonomian, Ketua Umum PAN, pelaku bisnis sukses, tokoh politik, tokoh nasional, rupanya belum lengkap buat Hatta Rajasa. Masih ada satu hal yang jarang dimengerti public. Yakni apresiasi dan imajinasinya dalam bersenian dan berkebudayaan. Status itu baru terbuka saat pria kelahiran Palembang, 18 Desember 1953 itu berkunjung dan berdialog budaya di galeri pelukis Nasirun, di Kalibayem, Bantul, 8 Maret 2013 lalu. Hendriyanto, Jogjakarta Nasirun adalah seniman kontemporer yang beraliran sufi. Pelukis kelahiran Cilacap yang lama tinggal di Jogjakarta ini dikenal sangat produktif

menghasilkan karya lukis. Hatta Rajasa berulang kali melontarkan ungkapan kekaguman pada hasil karya Nasirun ketika berkeliling di galeri dan rumah yang luas, rindang dan banyak pepohonan itu. Cara Nasirun mengatur tata letak lukisannya terbilang unik. Ada lukisan besar yang ditaruh di bawah pohon pandan di halaman samping kanan rumah. Di atas aliran sungai yang diberi semacam geladak, bersandar lukisan berukuran sedang. Di halaman samping, terdapat studio. Pada rak di atasnya tertata ribuan kanvas kosong. Di ruangan yang biasa digunakan Nasirun berbincang dengan para tamunya, lukisan pun bertumpuk-tumpuk, baik yang sudah jadi, setengah jadi, bahkan yang baru digarap. Hatta berjalan pelan dengan didampingi tuan rumah, mirip saat mengincar birdie di par tiga di padang golf. Dia begitu syahdu mengamati tata letak lukisan, dan berkali-kali berhenti di depan lukisan besar untuk mengamati detail karya Nasirun itu. Diantaranya lukisan “Diponegoro dan Kolonial-

Hatta Rajasa

isasi.” Hatta berdiskusi sejenak dan mendapatkan penjelasan dari Nasirun tentang lukisan yang menggambarkan salah satu pahlawan nasional yang berjuang melawan penjajahan Belanda itu. Menko yang pernah menjabat sebagai Menteri Sekretaris Negara (2007-2009),MenteriPerhubungan (2004-2007), dan Menteri Negara Riset dan Teknologi(2001-2004) ini pun tertarik dengan coretancoretan penuh makna itu. Hatta mengatakan dirinya tertarik pada seni lukis karena dalam karya seni

mela@pontianakpost.com

ini terkandung catatan-catatan tentang hidup, nilai, kebenaran, keadilan dan kejujuran. Seorang pelukis selalu jujur dalam setiap goresan karya lukis mereka, sehingga karya yang dihasilkan adalah sebuah kejujuran. Di dunia modern di mana persaingan begitu ketat, nilai kejujuran seringkali terpinggirkan. Apalagi dalam dunia politik maupun bisnis, yang keras dan penuh tantangan. Dalam konteks inilah Hatta yang juga Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) mengagumi seni lukis yang tak pernah terkontaminasi oleh ketidakjujuran. Menurut pria berambut perak ini, di ranah politik orang seringkali terjebak dalam kerangka kalah dan menang. Di dunia bisnis, orang selalu selalu berbicara untung dan rugi. ”Tapi kalau kita bicara tentang karya sebuah lukisan, maka kita bicara kebudayaan, nilai, kebenaran, keadilan dan kejujuran. Spirit itu semua tergambar jelas dalam karya lukis Nasirun,” tutur Insinyur Teknik Perminyakan angkatan 1973 Institut Teknologi Bandung (ITB) itu. Karena itulah dia mengajak

segenap komponen bangsa untuk lebih banyak mengedepankan pendekatan-pendekatan budaya dalam menyelesaian persoalan bangsa. Bagi Hatta, sebuah karya lukisan selalu menggambarkan nilai-nilai sebuah bangsa. Sebab, nilai-nilai kebudayaan yang dimiliki sebuah bangsa akan menghasilkan bangunan peradaban yang lebih teduh dan tenang. Bukan peradaban yang serakah dan merusak. ”Karya Nasirun mampu menggambarkan kekuatan kultural, filosofi sebuah bangsa dan kemanusiaan. Karena Nasirun bukan hanya seorang pelukis, tetapi juga merupakan budayawan yang memiliki filosofi kuat terhadap karya-karyanya,” puji Hatta. Di kediaman Hatta yang berlokasi di bilangan Fatmawati, Jaksel yang sudah ditempati lebih dari 25 tahun itu, banyak koleksi lukisan. Dinding-dinding tembok rumahnya, dihiasi banyak karya lukisan dengan lighting yang amat membantu orang awam untuk menikmati karya-karya itu. Karena itu, soal seni lukis itu, bukan hal baru atau sekedar hobi dadakan buat seorang Hatta Rajasa. (*/dk)


Metropolis Pontianak Post

KORAN

KAMIS 14 Maret 2013

KRIMINALITAS

Wanita jadi Sasaran AKSI kejahatan jalanan seperti jambret atau pencurian dengan pemberatan (curat) kian marak di Kota Pontianak. Kaum hawa yang berkendara sendirian menjadi target utama pelaku. Memanfaatkan kondisi jalan lengang untuk merampas perhiasan atau tas milik korban dengan cara paksa. Para pelaku yang berkeliaran di jalanan itu seakan mampu mengecoh aparat. Setiap kejadian, pelaku mampu dengan cepat menghilangkan jejak. Maka Kepolisian dituntut untuk bekerja maksimal. Seperti pada kasus beberapa waktu lalu, pelaku menargetkan calon korban utamanya adalah wanita. Bagi mereka, kaum hawa lemah dalam melakukan perlawanan. “Kita biasanya melakukan aksi pada malam hari. Kita incar cewek yang pakai motor sendirian,” ujar salah satu tersangka, ER yang masih ditahan di Mapolsek Pontianak Utara. Selain itu, kata dia, kaum wanita menggunakan aksesori perhiasan dan tas sehingga mudah dirampas. “Kami telah tiga kali melakukan penjambretan. Uangnya untuk jajan, kumpul bersama teman-teman,” ungkap remaja yang h a n y a mengenyam p e n didikan hingga bangku sekolah dasar tersebut. Dilirik dari kasus dan pengakuan tersangka inilah, jajaran Polda Kalbar terus melakuka n e va l u asi. Terutama mempelajari modus baru para pelaku kejahatan yang masih berkeliaran di luar sana. • ke hal.15 kolom 2

Tugas Dwi Apriyanto

PERPUSTAKAAN

Pengunjung Meningkat ANGKA kunjungan di Perpustakaan Provinsi Kalimantan Barat terus meningkat. Saat ini setiap hari sebanyak 400 orang berkunjung ke perpustakaan yang beralamat di Jalan Sutoyo, Pontianak itu. Padahal sebelumnya, jumlah pengunjung hanya belasan orang saja. Kepala Perpustakaan Kalbar Untad Dharmawan mengatakan jumlah pengunjung kebanyakanadalahkalangan mahasiswa dan pelajar. Untad Dharmawan

• ke halaman 15 kolom 2

BEKELIT

KABUT ASAP

MEIDY KHADAFI/PONTIANAKPOST

Beberapa hari ini kabut asap masih menyelimuti Pontianak. Ketika pagi hari terlihat salah satu sisi Jalan Ahmad Yani, kabut dan embun sudah menjadi satu. Foto diambil sekitar pukul 05.30.

Listrik Belum Masuk Desa

PONTIANAK - Pembangunan fasilitas penerangan di Kalimantan Barat belum merata. Wakil Gubernur Kalbar Christiandy Sanjaya menyebutkan dari total 1.804 desa di wilayahnya, sebanyak 799desabelumteraliri listrik. ”Hanya 55,71 persen atau 1.005 desa yang memiliki akses tenaga listrik. Ini menunjukkan masih cukup banyak keluargayangbelumdapatmenikma-

tilistrik.”ujarChristiandyketikadalam Pelantikan, Seminar, dan Workshop Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) Wilayah Kalbar, Rabu (13/3) di Hotel Mercure Pontianak. Christiandy menjelaskan saat ini hampir 100 persen pasokan listrik di Kalbar bersumber dari pembangkit berbahan bakar minyak.

Kapasitas pembangkit 415 MW dengan daya mampu 335 MW Pembangunan PLTD, PLTGB, dan proyek PLTU 10 ribu MW dan PLTU Kalbar 1, 2, dan 3 dengan total kapasitas 255 MW dalam proses penyelesaian Rasio elektrifikasi meningkat dari 57,54 persen (2010) menjadi 58,3 persen (2011) PLTS sebanyak 8.883 unit dengan total kapasitas 444.150 Wp

• ke halaman 15 kolom 5

Pasar Tengah akan Segera Ditata PONTIANAK— Pemerintah Kota Pontianak akan menata kawasan pasar tengah pada tahun ini agar lebih nyaman dan rapi. Selama ini kondisi pasar tengah terkesan kurang bersih dan rapi. Wali Kota Pontianak Sutarmidji mengatakan anggaran penataan Pasar Tengah untuk tahun ini kurang lebih sebesar Rp5 miliar. Penataan kawasan ini sendiri akan dilakukan secara bertahap. “Jadi pasar ini akan kita tata dan dirapikan supaya peda-

Ada 1.804 desa, 799 desa belum teraliri listrik

gang dan pembeli merasa nyaman. Tidak akan ada pedagang yang tergusur,” ujar Sutarmidji saat meninjau kawasan Pasar Tengah, Rabu (13/3). Menurut Sutarmidji, jalan dan saluran air menjadi prioritas penataan Pasar Tengah. “Kalau tempat mereka berjualan ini rapi dan nyaman, tentunya akan berpengaruh omzet mereka juga ikut meningkat,” tukasnya.

KELISTRIKAN KALBAR Pembangkit listrik tenaga bayu sebanyak 1 unit dengan kapasitas 2,5 KW dan hybrid 1 unit dengan kapasitas 0,5 KW Kerja sama dengan SESCO di Sarawak, Malaysia sebesar 600 KW di Badau dan Sajingan 200 KW, akan ditingkatkan menjadi 1.700 KW

Jadi pasar ini akan kita tata dan dirapikan supaya pedagang dan pembeli merasa nyaman. Tidak akan ada pedagang yang tergusur

Sutarmidji

Dewan Minta Pantau Harga Bawang PONTIANAK - DPRD Provinsi Kalbar meminta dinas teknis provinsi, kabupaten/kota mengawasi dan memantau kenaikan harga bawang di pasar-pasar tradisional Kalbar setiap harinya. ”Harus dipantau. Dicarikan titik temu. Kemudian buat solusi supaya harganya tidak terlalu mencekik rakyat,” kata Ahmadi Usman, Wakil Ketua DPRD Kalbar, Rabu (13/3) di Pontianak. Menurut dia meskipun harganya naik akibat mekanisme pasar, pemerintah di Kalbar juga harus memberikan jalan keluar. • ke halaman 15 kolom 2

• ke halaman 15 kolom 2

Kampanye Earth Hour di Taman Alun Kapuas

Mari Bersama Matikan Listrik Satu Jam Saja Apa itu Earth Hour 60+? Kata-kata ini mulai populer beberapa tahun lalu, sejak kampanye pertama antara WWFAustralia di Sydney pada tahun 2007. Beberapa tahun kemudian, kampanye ini mulai diadopsi oleh masyarakat, komunitas, bisnis, serta pemerintah lain di seluruh dunia. Sebuah aksi individu yang sederhana, bila dilakukan secara massal akan membuat kehidupan kita di bumi menjadi lebih baik. Itulah Earth Hour 60+.

EARTH Hour adalah salah satu kampanye yang dikumandangkan WWF, organisasi konservasi terbesar di dunia. Kampanye ini merupakan inisiatif global yang mengajak individu, komunitas, praktisi bisnis, dan pemerintahan di seluruh dunia, turut serta mematikan lampu dan peralatan elektronik yang sedang tidak dipakai selama satu jam. Kampanye itu dilaksanakan serentak pada setiap hari Sabtu, di minggu ketiga Maret setiap tahunnya. Tahun ini, peringatan Earth Hour di kota Pontianak kembali dilakukan.

URAI BUDIANTO, Pontianak

Kampanye Earth Hour 60+ tahun lalu, di Tugu Digulis.

• ke halaman 15 kolom 2

EARTH HOUR

ILUSTRASI : KEKES

C

m

y

k

DOK.


metropolitan

10

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

KPK Latih Penggiat Anti Korupsi Kalbar PONTIANAK—Kasus-kasus korupsi di Kalbar kerap menyeruak di permukaan. Beragam media cetak, televisi dan elektronik sering mengangkat pemberitaannya sebagai headline di media masa. Beragam organisasi masyarakat (ormas) sering menjadi pioner dalam menggiring dan mengungkapkan kasus-kasus tersebut. “Namun itu harus melalui pelajaran matang. Tidak serta merta. Sebab, kalau tidak cakap dan didukung data

akurasi, malahan kita bisa dijerat. Kami tidak mau itu. Makanya ketika kami melapor haruslah benar-benar didukung data valid,” ungkap Ketua Umum DPP LAKI, Burhanuddin Abdullah menggelar jumpa pers di Hotel Kartika Pontianak. Menurut dia penggiat korupsi LAKI harus profesional, tearah dan matang dalam membidik atau melaporkan kasus-kasus korupsi merugikan dana rakyat. Makanya DPP LAKI menggelar Pendidikan

Latihan Pemimpin Nasional (Diklatpimnas) tahun 2013 di Hotel Kartika yang berlangsung 14-15 Maret. Kegiatan diikuti sebanyak 200 peserta yang berasal dari 33 DPD propinsi dan 170 DPC Kabupaten Kota se Indonesia. “Pemateri kita adalah pembicara dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Rencananya mereka akan hadir hari ini dan memberikan materi selama dua hari berturut-turut. KPK sangat merespon sekali kegiatan

yang kita adakan,” ujarnya. Materi apa saja diberikan? Burhanudin masih enggan mengungkapkan lebih lanjut. Yang pasti KPK membantu LAKI sebagai salah satu penggiat korupsi di Kalbar dan Indonesia bagaimana mengungkapkan kasus-kasus terkait tindak pidana korupsi secara elegan. ”Itulah yang membuat pemateri KPK bersedia hadir. Mereka juga sangat terbantu. Sebab, banyaknya penggiatpenggiat korupsi yang konsen dan serius juga memudahkan

kerja mereka,” ungkap dia. Apakah akan menjadi kesempatan melaporkan kasus ke KPK ? Burhannudin menuturkan LAKI tidak mungkin membeberkan kasus-kasus di Kalbar. “Sudah ada ranahnya. Yang pasti, kehadiran personil KPK ke Kalbar dalam rangka memberikan pelatihan dan materi,” ucapnya. Selain pemateri dari KPK, rencananya dari Mabes Polri juga hadir. Bahnkan rencana acara dibuka Walikota Pontianak. “Diklatpimnas kita ber-

Mahasiswa Polnep Lolos KRPAI

SEREMONI

DIABADIKAN : Tim KRPAI Polnep dan robot mereka diabadikan bersama Direktur Polnep, Pudir IV, Kajur, dan Pembimbing.

Eko yakin, jika tahun lalu, Polnep masuk peringat 12 besar, tahun ini mereka mampu masuk peringkat tiga besar dan lolos ke tingkat nasional. Tim Polnep tahun ini memperhatikan tiap detail poin nilai. Mulai dari sonar aktivasi hingga sensor api. Mereka sudah memesan sensor api baru yang bisa mendeteksi api dari jarak 40-50 cm, 2x – 3x jarak sensor api lama robot mereka. “Infrared kami pasang di bawah untuk mendeteksi perbedaan lantai tempat keberadan lilin. Perbaikan program juga kami lakukan,” katanya. Aprianto Setia Putra, mahasiswa semester 6 Polnep menyampaikan, untuk robot berkaki, mereka

memperhatikan detail yang sama. “Paling susah kita tentukan derajat tiap kaki dari enam kaki yang ada supaya konfigurasinya seimbang, tidak miring,” ujarnya. Ia termasuk tim Polnep yang ikut KRPAI 2012. Tahun ini ia masuk tim robot beroda bersama Deni Safarani (semester 4). “Robot beroda pakai sepasang roda motor DC. Sedangkan yang berkaki harus pakai 18 motor cervo, tiga motor cervo tiap kaki. Karenanya yang berkaki lebih rumit. Tapi kami optimis bisa berikan hasil terbaik,” katanya. Tim robot berkaki diisi M Ikhsan (semester 6) dan Rovalassda (semester 4) dengan pembimbing Elyas Hadi Kusuma. Okta Junior (semester 2) menjadi mekanik bagi kedua tim.

korupsi dengan melakukan berbagai kegiatan antara lain, pendidikan, pencegahan, pembinaan dan penindakan. Ia mengaku prihatin atas moralitas para pemimpin negeri yang telah diambang titik nadir kehancuran. Saat ini para pemimpin tidak lagi mengedepankan kejujuran. ‘Sehingga tidak mengherankan pejabat pemerintah, anggota DPR dan aparat penegak hukum terlibat dalam perbuatan tindak pidana korupsi,” terangnya. (den)

Bembeng Daftar Cabup ke Demokrat

Bawa Dua Robot ke Bali MAHASISWA Politeknik Negeri Pontianak dari Jurusan Teknik Elektro Prodi Elektronika lolos seleksi untuk mengikuti ajang Kontes Robot Pemadam Api Indonesia (KRPAI) di Bali, 17 Mei 2013. Ini tahun kedua mereka mengikuti ajang KRPAI, untuk bisa ikut ajang tingkat regional ini, video performa robot mereka harus lolos seleksi panitia. Jika pada 2012, Tim Polnep hanya bisa mengikuti kategori robot beroda, tahun ini, mereka juga lolos untuk kategori robot berkaki. “2013 ini ada peningkatan, kita bisa ikut dua kategori,” ujar Irawan Suharto, kajur Teknik Elektro ditemui di ruang Pudir IV Polnep, kemarin (13/3). Ia menyampaikan, keikutsertaan pertamakali pada 2012, menjadi pengalaman berharga bagi mereka. Kelemahan tahun lalu diperbaiki pada tahun ini. “Tahun ini kita juga belajar di kategori baru, robot berkaki. Tahun depan, kami menargetkan menambah satu kategori lagi, robot pintar dalam Kontes Robot Indonesia,” katanya. Eko Mardianto, pembimbing Tim Robot Beroda menyatakan, tahun lalu torsi robot mereka terlalu kecil, jadi terkendala saat melewati halangan. Tahun ini, torsi sudah diperbesar, hingga kecepatan naik 2x. “Insya Allah, bisa lebih lancar. Rpm juga kami perbaiki dengan motor brushless untuk perkuat tiupan angin pemadam api,” ujarnya.

tujuan memberikan pencerahan atau pendidikan, agar pemimpin organisasi LAKI dapat memberikan contoh teladan anti korupsi bagi seluruh masyarakat Indonesia dan generasi penerus bangsa,” katanya. Dengan begitu, lanjutnya, kedepan dapat melahirkan pemimpin berkualitas, jujur dan amanah. Selain itu, dengan semangat nasionalis yang tinggi, LAKI terus berupaya mewujudkan cita–cita luhur, agar Indonesia bebas dari

Hj Utin Nina Hermina SE MSi, pudir IV Polnep menyampaikan, pihak akademik terus memberikan dukungan, terutama terkait pendanaan, karena bahan-bahan yang dipakai harus dibeli, tidak bisa dibuat sendiri. “Ajang ini untuk lebih meningkatkan kreatifitas mahasiswa. Kami ingin kreatifitas mereka terus digali, termasuk bisa memberikan nilai ekonomis bagi masyarakat. Tidak terbatas dikontes saja,” ujarnya. Menurutnya, hal itu menjadi kebanggaan Polnep. Melalui ajang tersebut, mereka bisa memotivasi mahasiwa lain untuk lebih percaya diri. “Saling termotivasi untuk berkarya. Jangan hanya jago kandang,” pungkasnya. (d1/biz)

SUNGAI RAYA-Bursa bakal calon bupati dan wakil bupati pada Pemilu Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kubu Raya masih terus berjalan. Kali ini Bambang Sridadi yang akrab disapa Bembeng melamar sebagai bakal calon bupati ke DPC Partai Demokrat, Rabu (13/3). Politisi Demokrat yang kini duduk di Komisi A DPRD Kubu Raya itu didampingi oleh sejumlah simpatisan Partai Demokrat. Itu diterima langsung oleh Ketua Panita Pendaftaran dan Ketua DPC Partai Demokrat. Bembeng mengatakan latar belakang dirinya maju mendaftar untuk bertarung pada pemilu kepala daerah Kubu Raya lantaran merasa terpanggil dan berkomitmen untuk lebih memajukan Kubu Raya.”Harus kita akui karena masih banyak yang harus dibenahi dan diperbaiki. Infrastruktur, pendidikan dan kesehatan sangat penting. Karena itu penunjang untuk meningkatkan IPM dan kesejahteraan. Walaupun saya tahu memang tidak semudah membalikan telapak tangan akan tetapi jika didukung oleh rakyat maka berbagai persoalan di Kubu Raya akan terselesaikan,” tuturnya. Selain itu juga dorongan dari berbagai elemen di Kubu Raya menghendaki ia untuk ikut serta maju pada pesta demokrasi yang bakal digelar tanggal 19 September mendatang. “Ini lah alam demokrasi. Undang-undang juga telah menjamin

siapa saja mempunyai hak memilih dan dipilih,” terangnya. Ia pun mengaku akan berupaya membangun komunikasi politik dengan partai politik lainnya guna mencukupkan kuota 15 persen atau 7 kursi seperti yang diatur dalam Peraturan KPU dan Undangundang. Sementara itu, Ketua DPC Partai Demokrat Kubu Raya, Ir. Usman memberi apresiasi terhadap kader Demokrat yang ikut serta dan berperan aktif dalam pesta demokrasi. “Sah-sah saja kalau ada kader kita yang mau maju. Sama juga dengan balon yang lain, sepanjang ia bisa memenuhi persyaratan dan mengikuti mekanisme partai maka tidak ada salahnya,” jelasnya. Salah satu persyaratan yang musti dipenuhi disebutkan Usman antara lain ia dapat menjalin dan membangun komunikasi politik dengan parpol untuk mencukupkan kuota 7 kursi atau 15 persen mengingat Partai Demokrat hanya memiliki keterwakilan empat kursi di lembaga legislasi atau DPRD. Karena itu nantinya disebutkan dia, setiap balon yang mendaftar ke Partai Demokrat akan diverifikasi oleh Tim 9 yang didalamnya terdiri dari DPP, DPD serta DPC. “Dan balon yang menjadi kriteria Partai Demokrat tentunya juga memiliki komitmen untuk memajukan Kubu Raya. Dan ia juga merupakan orang yang mempunyai elektabilitas maupun popularitas tinggi di masyarakat,” pungkasnya. (adg/pk)

Daftar: Bembeng mendaftar sebagai bupati Kubu Raya ke DPC Partai Demokrat Kubu Raya.

C

m

y

k


Pontianak Post

l

Kamis 14 Maret 2013

HALO PUBLIK

11

Ketika Mahasiswa Takut Jadi Sarjana

+

Menjadi mahasiswa dan sarjana merupakan impian banyak orang. Pasalnya, sarjana dipandang sebagai orang berilmu dan memiliki masa depan cerah. Dengan gelar sarjana, orang akan hormat dan segan kepadanya. Namun, apakah sekarang demikian? Ternyata tidak. Dewasa ini masyarakat lebih cenderung hormat pada orang yang “berduit” daripada sarjana. Pandangan masyarakat terhadap “sarjana” memang berlebihan. Mereka dianggap sebagai orang terdidik yang mampu membawa perubahan di masyarakat. Selain itu, mereka juga dianggap kaum intelektual yang “serba bisa” dalam segala hal. Maka, tak jarang ketika pulang kampung, sarjana dituntut masyarakat untuk berkontribusi dalam berbagai hal. Diakui atau tidak, dewasa ini banyak sekali penganggur terpelajar memprihatinkan. Padahal, mereka mempunyai strata sosial tinggi di masyarakat. Pada kenyataannya, banyak sekali lulusan perguruan tinggi yang tidak memiliki keterampilan. Akibatnya, setelah menjadi sarjana mereka “nganggur” dan bingung mencari pekerjaan. Sungguh ironis sekali fenomena ini. Banyak kasus di lapangan, bahwa lulusan perguruan tinggi kebanyakan

tidak memiliki keterampilan khusus. Selain itu, mereka hanya

mengetahui dan menguasai bidang atau ilmu tertentu. Akibatnya, mereka menjadi penganggur terpelajar. Begitu lulus,

mereka hanya mencari kerja dan tidak bisa menciptakan lapangan kerja. Karena itu, dalam konteks ini pendidikan kewirausahaan harus diajarkan di kampus, baik berupa mata kuliah, pelatihan, dan seminar. Pasalnya, hal ini sangat bermanfaat untuk mempersiapkanmasa depan. Jadi, mahasiswa harus memiliki keahlian khusus di luar disiplin ilmunya. Sebab setelah lulus dan bekerja, keterampilan tersebut akan menunjang pekerjaannya. Maka dari itu, tak ayal jika banyak mahasiswatakutcepat lulus dan menjadi sarjana. Pasalnya, gelar “sarjana” melahirkan tanggung jawab besar di masyarakat. Lalu, apakah dengan alasan itu mereka menjadi “mahasiswa abadi” yang betah hidup di kampus sampai belasan semester? tentu hal ini harus diluruskan. Kampus sebagai pabrik

pencetak sarjana harus mengambil langkah cerdas dan strategis. Hal ini sudah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 Bab XIII yang mewajibkan seluruh program studi perguruan tinggi harus terakreditasi. Artinya, dalam konteks ini mutu perguruan tinggi sangat mempengaruhi kualitas lulusannya. Jadi, sudah seharusnya kampus mendongkrak kualitas pendidikannya untuk meminimalisir pengangguran terdidik. Selain itu, sarjana seharusnya jangan berpuas diri. Mereka harus selalu meningkatkan potensi diri, berkarya, berinovasi, dan terus belajar untuk menambah khazanah keilmuwan mereka. Dengan demikian, setidaknya pengangguran akan terkurangi. Mahasiswa harus cerdas mencari dan mengembangkan soft skill, termasuk kemampuan berbahasa, komunikasi, dan keterampilan lainnya. Intinya adalah kemauan dan semangat mahasiswa mengembangkan soft skill, jika hanya mengandalkan ijazah, maka bersiaplah menjadi pengangguran. Wallahu a’lam bissawab. Sumirzan Pengurus LPM STAIN Pontianak.

Disiplin Urus Akta Kelahiran PEMBUATAN akta kelahiran wajib dilakukan sejak bayi dilahirkan hingga 60 hari ke depan. Khusus bagi calon orang tua baru, alangkah baiknya jika sebelum melahirkan mencari dan bertanya kepada yang berkepentingan, bisa melalui ketua RT masing-masing. Dalam kurun waktu tersebut,diusahakandenganbaikmengurus akta kelahiran. Jika kita tidak mau repot, biasanya pihak rumah bersalin punya akses untuk menguruskan akta. Kita tinggal bayar biaya yang dibutuhkandansertakanberkas-berkasnya. Yakni surat keterangan lahir, fotokopi surat nikah suami istri, dan fotokopi KTP. Jika itu juga tidak bisa, mintalah tolong kepada

orang terdekat kita, yaitu keluarga. Disiplin dalam mengurus akta kelahiran sangat meringankan kita. Kita tidak akan dikenai sanksi berupa denda. Kita tak harus repot mengurus ke pengadilan. Kita juga tidak pusing lagi dalam urusan administrasi sepanjang hidup. Sebagai contoh, ketika mendaftarkan anak, terutama sekolah, kita akan dimintai akta kelahiran sebagai kelengkapan penting. Begitu pula ketika mengurus paspor atau mendaftar ke birokrasi pemerintah. Disiplin mengurus akta kelahiran, enteng di hari kemudian.

+

Nunung Nurlaela.

Waspada Kunci Jawaban UNAS 2013 untuk SMA sudah di ambang pintu. Berbagai persiapan telah dilakukan baik bagi para siswa maupun pihak penyelenggara yakni sekolah dan Disdiknas. Satu perhatian dari para orang tua kepada pihak panitia UNAS 2013 agar mewaspadai aksi jual beli kunci jawaban UNAS oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab melalui sms. Panitia bersinergi dengan kepolisian mengantisipasi kebocoran naskah ujian dan kunci jawabannya. UNAS 2013 ini sangat berbeda dengan pelaksanaan tahun lalu, diharapkan para siswa yakin dan percaya mampu menjawab dengan benar. Semoga sukses! (082149507720)

+

+

cmyk

C

m

y

k


12

komunikasi bisnis

produk: 0821 1154 8616. Atau diperoleh di Apt Amelia (Sei Raya), Apt Antara (Jl. Adi Sucipto), Apt Bersama (Jeruju), Apt Gajah Mada (Jl. Gajah Mada), Apt Kharias Bakti (Jl. Siam), Apt Makmur II (Jl. Gajah Mada), Apt Mandiri I (depan RS. Antonius.0), Apt Mandiri II (Jl. Penjara). Apt Mega Sari Farma (Jl. Veteran), Apt Merdeka Timur (Jl. Hos Cok-

roaminoto), Apt Sejahtera (Tanjung Hulu), Apt Siantan Jaya (Siantan), Apt Nusa Indah (Jl. Nusa Indah III Pontianak). Apt Sui Raya Dalam (Sei Raya Dalam), Apt Therapy (Jl. Danau Sentarum), Toko Obat 168 (Jeruju), Toko Obat Asia (Jl. Gajah Mada), Toko Obat Batara (Sei Raya Dalam), Toko Obat Ericia (Kobar), Toko Obat Hidup Sehat (Flambooyan), Toko Obat Jenaka (Jl. Penjara), Toko Obat Kapuas (Seroja), Toko Obat Labora (Jl. Husin Hamzah), Toko Obat Semi Abadi (Jl. Batanghari), Toko Obat Sinar Abadi I (Jl. Gajah Mada), Toko Obat Sinar Abadi II (Jl. Gajah Mada). Konsultasikan kondisi Anda ke nomor: 0821 1154 8616 untuk mendapatkan hasil optimal. Untuk mendapatkan testimoni lengkap pengguna produk ini silakan klik di www.primasolusimedika.com. (a2/bn)

Jangan Sepelekan Kulit Kering! KETIKA musim hujan tiba cuaca akan berubah menjadi dingin seperti sekarang ini, sehingga akan menyebabkan efek kering pada kulit dan menyebabkan kulit terlihat bersisik dan kasar sehingga terlihat kusam. Tapi jangan pernah sepelekan efek kulit kering seperti ini, karena bisa jadi ini merupakan gejala penuaan dini pada kulit Anda. Penuaan pada kulit sebenarnya diawali dengan kulit kering yang disebabkan oleh banyak faktor. Diantaranya AC, polusi udara dan pemakaian kosmetik yang tidak tepat seperti penggunaan krim pemutih atau krim pengelupas kulit, sehingga menyebabkan kulit wajah lebih sensitif, mudah mengelupas dan kemerahan. Hal ini dikarenakan lapisan kulit paling atas yaitu ceramide sebagai pelembab alami untuk menahan penguapan mengalami penipisan, bahkan kerusakan. Untuk mengatasi kulit kering itu, kebanyakan orang hanya dengan megoleskan pelembab. Padahal, fungsi ceramide yang hilang ini tidak cukup digantikan dengan pelembab tapi perlu dibangun dari dalam dengan asupan nutrisi seperti kulit ari beras merah. Sebenarnya alam sudah menyediakan berbagai macam nutrisi yang dibutuhkan untuk membantu menjaga kulit Anda agar telihat lembab, halus dan awet muda seperti Kirei. Kirei adalah hasil riset para ilmuwan di Jepang untuk membantu meremajakan, mengencangkan dan menghaluskan kulit secara alami dari

dalam. Kandungan kulit ari beras merah dalam Kirei mampu membantu mengembalikan ceramide yang hilang akibat kesalahah perawatan, sehingga mampu memperbaiki lapisan kulit terluar Anda yang terasa kering dan bersisik akan menjadi lembab dan halus. KIREI juga mengandung protein ikan laut (lisin, prolin) serta jeruk (vitamin C). Gabungan keduanya kan membentuk jaringan kolagen dan elsatin serta dipercaya mampu membantu meregenerasi sel-sel kulit baru sehingga anda pun akan tampak lebih muda. Tidak hanya itu Kirei juga dilengkapi dengan OPC yang berasal dari ekstrak biji anggur yang merupakan Super Antioksidan, karena memiliki kekuatan 20x vitamin C dan 50x Vitamin E. Selain itu OPC larut dalam air sehingga aman untuk dikonsumsi setiap hari. Kirei dilengkapi dengan Litchi Seed Extract dan juga Ekstrak Brokoli sebagai whitening alami, akan memberikan efek pencerahan pada

kulit dan mencegah warna belangbelang pada wajah. Kirei merupakan nutrisi alami dari buah dan sayur yang dapat dikunyah dengan rasa asli buah anggur serta tidak menggemukkan. Rasakan tablet Kirei rasa anggur 3 x sehari 1 tablet selama 3-6 bulan dan rasakan perubahan yang terjadi. Pada bulan pertama seluruh kulit wajah menjadi lebih lembab, pada bulan ke -2 kulit akan menjadi lebih halus serta pada bulan ke 3 dan selanjutnya kulit akan semakin cerah, bercahaya dan selanjutnya awet muda tidaklah hanya impian semata. Hotline service (SMS Only): 08 777 100 100 7 atau PT Marion Sam, No. POM TI. 104 541 471, No. Persetujuan Iklan kirei T. 100712C6. Kirei dipasarkan dengan harga 155 ribu per boks isi 30 tablet dan sudah tersedia di dalam Kota Pontianak: Jl. Tanjungpura (Apt Utama, Apt Matahari), Jl. Gajahmada (Apt Makmur 2, Apt Gajahmada, Apt Kencana, Apt Jaya), Jl. Imam Bonjol (Apt Imam Bonjol, Apt Cinta Kasih). Jalan KH. Ahmad Dahlan (Apt Agung, Apt Mandiri 2, TO. Jenaka), Jl. Veteran (Apt Megasari Farma), Jl. HOS Cokroaminoto (Apt Merdeka Timur), Jl. Jend. Urip (Apt Mulia), Jl. Serayu (Apt Makmur 1), Jl. Dr. Sutomo (Apt Zam-Zam). Luar Kota Pontianak: Jalan Diponegoro di Singkawang (Apt Merdeka), Jl. GM. Taufik di Mempawah (Apt Mempawah), Jl. MT Haryono di Ketapang (Apt Mulia Kayong). Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Distributor kami: PT. Penta Valent Cab. Pontianak (742854).(a2/biz)

Diklat bagi Penyelenggara Diklat/TOC BADAN Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Kalimantan Barat menyelenggarakan Diklat bagi penyelenggara diklat atau Training Officer Course (TOC) di aula kantornya di Pontianak, Rabu (13/3) hingga Sabtu (23/3) mendatang. Peserta merupakan pengelola kediklatan dan kepegawaian berjumlah 30 orang terdiri dari PNS provinsi 17 orang, dan PNS kabupaten/kota 13 orang. Tenaga pengajar/fasilitator hampir keseluruhannya disampaikan tenaga pengajar dari Lembaga Administrasi Negara yaitu Ir Ivone Pongoh MSi, namun ada beberapa materi yang sifatnya umum dapat diampu oleh Widyaiswara Badan Diklat Kalbar. Kepala Badan Diklat Kalbar Parbubu Lumban Tobing SSos MM mengatakan, mengacu pada Peraturan Pemerintah No 101/2000 tentang Diklat jabatan PNS, bahwa pelaksanaan diklat aparatur merupakan bagian integral dari pendayagunaan aparatur negara. Oleh karena itu, Diklat harus menjadi alat untuk tercapainya daya guna dan hasil guna pelaksanaan tugas-tugas umum pemerintahan dan pembangunan. Sehubungan dengan hal tersebut, pelaksanaan Diklat aparatur harus benar-benar ditangani secara handal dan profesional. LAN sebagai instansi pembina Diklat aparatur melalui keputusan Kepala LAN No 4/2003 tentang pedoman umum penyeleng-

FOTO SEREMONI

SIMBOLIS: Parbubu Lumban Tobing mengalungkan tanda peserta Diklat secara simbolis.

garaan Diklat bagi penyelenggara Diklat/TOC, telah memberikan pedoman penyelenggaraan Diklat guna membentuk sosok aparatur yang mampu menyelenggarakan Diklat secara baik dan profesional. “Sebagaimana kita ketahui bersama, bahwa LAN sebagai instansi pembina kediklatan aparatur, telah melakukan reakreditasi terhadap penyelenggaraan kediklatan pada Badan Diklat Kalbar yang hasilnya Badan Diklat Kalbar memperoleh kembali akreditasinya dalam penyelenggaraan kediklatan dengan kategori akreditasi B, yang dinyatakan dalam surat keputusan Kepala

LAN No 2792/K.1/PDP.10.4/2012 tertanggal 14 Desember 2012, tentang penetapan Badan Diklat Kalbar sebagai lembaga diklat pemerintah terakreditasi,” ungkap Parbubu. Akreditasi ini merupakan kumulatif atas unsur tenaga kediklatan, program Diklat dan fasilitas Diklat sesuai dengan bobot masing-masing yang merupakan persyaratan bagi lembaga Diklat pemerintah untuk dapat menyelenggarakan Diklat. Dengan akreditasi ini, Badan Diklat Kalbar berhak melaksanakan program diklat prajabatan golongan 1, 2 dan 3 serta Diklat kepemimpinan tingkat 4 dan 3.(d5/ser)

5 Cara Atasi Keterlambatan Bicara pada Bayi Menurut penelitian, satu dari lima bayi akan mengalami keter­ lambatan bicara. Berikut adalah lima cara meningkatkan perkembangan bicara pada bayi Anda, seperti dilansir Boldsky. 1.Sering mengajaknya mengobrol. Keterlambatan bicara membuat bayi Anda tidak tahu banyak kata untuk mengekspresikandirinya.Olehkarena itu, berkomunikasilah dengan bayi Anda sesering mungkin, sehingga dia dapatmempelajarikata-katabarudan memperkaya kosakata. 2.Dekripsi. Berikan gambaran jelas tentang fungsi atau kegunaan suatu

barang. Misalnya, pena bisa digunakan untuk menulis. Dekripsi obyek yang dilakukan secara berulang dapat mendorong dia untuk berbicara dan belajar kata yang berbeda. 3.Membaca. Membaca adalah salah satu cara termudah untuk meningkatkan perkembangan bicara anak. Carilah buku bergambar sederhana untuk balita Anda. Ketika membacakan cerita untuk anak, Anda bisa menunjukkan bentuk kata dan gambarnya pada mereka. 4.Menyanyikan lagu. Menyanyi tidak hanya menghibur, tetapi juga membantu anak menambah ko-

sakata. Jadi, jangan malas untuk sering-sering mengajak balita Anda bernyanyi. 5.Jalan-jalan ke luar rumah. Bukan hanya orang dewasa, bayi juga bisa merasa malu dengan lingkungannya. Ini bisa menyebankan masalah keterlambatan bicara lho. Oleh karena itu, ajaklah balita Anda jalan-jalan keluar atau bermain bersama teman lainnya. Orangtuaharuslebihcermatdalam merawat dan mendidik anak. Jangan sampai keterlambatan bicara berpengaruh terhadap aspek psikologis anak.(*/des)

c

Kamis 14 Maret 2013

SINSHE HONGKONG

Gondok Racun Sembuh Berkat Sarang Semut & Gami IBU Lia, Lampung Tengah, penderita gondok racun. Saya sudah berobat keliling, klinik alternatif sampai ke bandung sekalipun, tetapi belum ada hasil yang saya inginkan. Setelah saya disarankan untuk mengonsumsi Sarang Semut dan Gami PT. Prima Solusi Medika yang saya beli di Apotek Sido Waras, alhasil setelah 25 hari saya mengonsumsi Sarang Semut dan Gami PT. Prima Solusi Medika gondok racun yang saya derita sudah hampir pulih. Jantung berdebar sudah hilang, mata saya yang tadinya menonjol keluar sudah normal. Sekarang saya merasa lebih segar dan berstamina. Terima kasih Sarang Semut PT. Prima Solusi Medika. Info Penjualan Sarang Semut & Gami di Kalimantan Barat hubungi telepon: 0852 4596 1665. Info

Pontianak Post

M

*Metode Efektif Atasi Diabetes hingga Tuntas *Pengobatan Sinshe Hongkong yang Manjur, Satu-satunya di Pontianak SINSHE Hongkong Pontianak, merupakan pengobatan dengan metode herbal sinshe yang ternama, merupakan gabungan dari pengobatan, penelitian herbal, pencegahan penyakit kronis dan terapi penyembuhan. Didukung oleh konsultan sinshe ahli ternama dari Tiongkok yang sudah sangat berpengalaman; memanfaatkan resep herbal sinshe dan teknologi tinggi yang menghasilkan obat tradisional herbal sinshe yang manjur dan efektif; dengan sistem diagnosa yang tepat; obat tradisional terkini dari Tiongkok dan pengobatan elektroterapi, tilik nadi, akupuntur, tuina, terapi lainnya, sangat efektif, khususnya bagi pasien yang menderita penyakit kronis. Waspadalah! Jumlah penderita Diabetes di Indonesia terus meningkat tajam, diprediksi ada jutaan orang terkena diabetes (kencing manis). Jika tidak diobati sedini mungkin secara tepat dan efektif, beresiko merusak organ penting tubuh lain seperti: hati, paru-paru, ginjal, limpa, reproduksi, dan sistem syaraf, juga bisa menyebabkan uremia. Itulah sebabnya, data WHO terkini menyatakan persentase angka kelumpuhan maupun kematian akibat penyakit diabetes, dan berbagai macam komplikasi menakutkan ini

terus meningkat pesat. Untuk mengatasi penyakit diabetes dan komplikasinya, Sinshe Hongkong Pontianak menggunakan metode herbal sinshe yang terdepan yakni “Bai Wei Hu Yi Liao Fa”, mengatasi penyakit dengan ramuan herbal yang disesuaikan jenis & kondisi penyakit penderita, dihasilkan dari 33 jenis obat berharga ditambah 28 jenis obat organik, daya serap obat sangat tinggi, rata-rata penderita diabetes setelah diobati sekitar 5-10

hari, gula darah menurun, gejala seperti kaki tangan kesemutan, seluruh badan tidak bertenaga, insomnia (susah tidur), dan lainlain berkurang secara nyata. Rata-rata setelah 40-60 hari, gula darah stabil, gejala komplikasi menghilang, daya tahan tubuh meningkat, keseluruhan tubuh membaik, sebagian pasien bisa berhenti konsumsi obat, fungsi insulin & sistem sekresi normal kembali, fungsi reproduksipriakembalinormal, sudah bisa kembali merasakan kehidupan sehat yang normal. Sudah banyak penderita merasakan khasiat mujarabnya; tidak ada efek samping, tidak menimbulkan ketergantungan, tidak pengaruh penderita menderita 10-20 tahun, kondisi penyakit parah/ ringan, setelah diobati bisa menurunkan gula darah & gula kencing hingga normal & seimbang, sesudah diatasi hingga keakar-akarnya tidak mudah kambuh. “Dapatkan program promosi khusus bagi yang datang berobat ke Sinshe Hongkong.” Untuk konsultasi dan pengobatan, hubungi: Sinshe Hongkong, Jl. Agus Salim No. 126 Pontianak, telepon: 0561-733268, 0821 52797 888 (Hari Minggu & Libur Tetap Buka).(a2/biz)

Bisakah Wasir Sembuh Tanpa Operasi? DEWASA ini, tanpa disadari sebenarnya sebagian besar masyarakat perkotaan menderita wasir terutama para executive muda. Wasir terjadi karena adanya pembengkakan pada anyaman pembuluh darah Vena di sekitar anus, yang merupakan bantalan/katub untuk melindungi anus bagian dalam agar tidak mudah terjadi iritasi saat BAB dan menahan feces agar tak mudah keluar. Mengapa bisa terjadi wasir? Lemahnya bantalan anus disebabkan oleh beberapa faktor seperti mengejan terlalu keras saat BAB, kehamilan, diare terus menerus dan berkurangnya flora usus (bakteri positip) yang berfungsi untuk melancarkan BAB. Di mana berkurangnya flora usus adalah akibat dari seringnya meng­ konsumsi obat pencahar, antibiotik dan makanan siap saji. Ditambah kurangnya asupan serat alami seperti buah & sayur, yang merupakan makanan bagi bakteri positif untuk mempertahankan ekosisitem usus besar sehing­ga BAB berjalan lancar setiap hari. Selain itu, kecenderungan pembuluh darah melebar juga merupakan salah satu penyebab terjadinya wasir. Pengobatan yang tepat untuk atasi wasir secara aman harus mencakup 4 langkah. (1) Pengempisan pembengkakan pada pembuluh darah, (2) Kedua, feces dilunakkan sehingga BAB lancar agar iritasi akibat feces yang keras dapat dicegah, (3) Darah yang keluar saat BAB segera dihentikan dan (4) Mem-

perkuat dinding pembuluh darah, agar wasir tidak semakin parah. Mengingat pengobatan wasir harus tuntas dan dilakukan dalam jangka panjang, maka gunakan nutrisi yang aman dan efektif bekerja dengan empat tahap seperti Anoral. Anoral merupakan hasil penelitian ilmuwan di Jepang, untuk membantu mengaatasi wasir secara tuntas dan aman. Anoral dengan kandungan Ruscus aculeatus berfungsi untuk mengempiskan tonjolan. Ditambah Aesculus Hippocastum dalam Anoral yang bersifat ‘Cappilaries tonic’, akan menghentikan perdarahan dan melancarkan sirkulasi darah di daerah sekitar anus. Anoral dilengkapi dengan Chamazulene dari Matricaria recutita, ditambah Cascarosides yang berasal dari Rhamnus pursiana akan memperbaiki saluran pencernaan sehingga BAB menjadi lancar. Untuk menguatkan otot di sekitar anus, Anoral juga dilengkapi dengan ekstrak Vaccinum myrthillus.

Anoral cara mudah atasi wasir sejak dini. Bila Anda adalah penderita wasir, coba minum Anoral kapsul dengan dosis awal 2x2 kapsul/hari pada pagi dan malam hari, pada 1-5 minggu pertama bila peradangan dan pembengkakan mulai membaik turunkan dosis secara bertahap, 3x1 kapsul/hari, lalu 2x1 kapsul/hari. Gunakan Anoral secara teratur selama 3-6 bulan. Untuk pencegahan minum Anoral 1x1 kapsul/ hari. Hotline service (SMS Only): 08 777 100 100 7 atau PT Marion Sam, No. POM Anoral: TI. 114.344.931, No. Persetujuan Iklan Anoral: T.100712C9. Anoral kami pasarkan dengan harga Rp135.000. Anoral sudah tersedia di dalam Kota Pontianak: Jl. Tanjungpura (Apt Utama, Apt Matahari), Jl. Gajahmada: (Apt Makmur 2, Apt Gajahmada, Apt Kencana, Apt Jaya). Jalan Imam Bonjol: (Apt Imam Bonjol, Apt Cinta Kasih), Jl. KH. Ahmad Dahlan: (Apt Agung, Apt Mandiri 2, TO. Jenaka), Jl. Veteran: (Apt Megasari Farma), Jl HOS Cokroaminoto: (Apt Merdeka Timur), Jl. Jend. Urip: (Apt Mulia), Jl. Serayu: (Apt Makmur 1), Jl. Dr. Sutomo: (Apt Zam-Zam. Luar Kota Pontianak di Jalan Diponegoro di Singkawang: (Apt Merdeka), Jl. GM. Taufik di Mempawah: (Apt Mempawah), Jl. MT Haryono di Ketapang: (Apt Mulia Kayong). Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Distributor kami: PT. Penta Valent Cab. Pontianak (742854). Hotline service (SMS Only): 08 777 100 100 7 atau PT Marion Sam.(a2/biz)

Kini Sudah Berjalan Tanpa Penyangga SEMUA orang tidak mengingink- manca negara yang melakukan pean cacat yang diakibatkan rematik. nelitian ilmiah terhadap daun sirsak Untuk mengobati dan mencegah dan kulit manggis, untuk menggantisolusinya adalah Erjun dari kulit kan obat berbahan kimia, yang mana manggis dan daun bila diminum dalam sirsak, yang sudah jangka waktu lama terbukti manfaat dan dapat menimbulkegunaannya. Artrikan masalah baru tis remotoit adalah bagi si pemakai. jenis rematik yang Daun Sirsak menmenyakitkan dan gandung Acetogemencacatkan dan niens Annonaceons menyerang segala (bahan kimia) alami usia, terutama wanyang sangat luar ita usia subur. Jenis biasa sebagai zat rematik ini mengenai yang ampuh untuk sendi-sendi tangan membunuh tumor yang menyebabkan dan sel-sel kanker jari nyeri, membengmematikan, dan sikak dan mengalami fatnya tidak mengperubahan warna ganggu sel-sel pentAsmawan kulit. Penyakit ini ing lainnya di dalam dapat menyebar kesemua sendi tubuh. Acetogeniens Annonaceons tubuh, kecuali dihentikan dalam yang ada di dalam daun sirsak, memperjalanannya. punyai kekuatan sepuluh ribu kali Jenis penyakit ini yang dialami lipat menghambat dan membunuh Asmawan (67 th) yang sudah 2 tahun sel kanker dibandingkan dengan lebih menderita dan sudah hampir Adriamicin dan terapi kemo. setahun, ia memakai penyangga Daun sirsak mengandung kanduntuk berjalan. Berkat Erjun dari ungan gizi dari senyawa alamiah kulit manggis plus daun sirsak yang membuktikan tanaman ini yang dikonsumsi kurang lebih 2 memiliki khasiat yang sangat luar bulan, kini ia dapat berjalan tanpa biasa, karena dipengaruhi oleh penyangga. Kulit manggis dan daun senyawa aktif. sirsak sudah dilakukan penelitian seDari hasil penelitian para pacara ilmiah yang lengkap, dalam hal kar riset obat, kalau di dalam kulit ini belum ada untuk tanaman lain. manggis mengandung Xantone atau Sudah banyak pakar riset obat dari senyawa kurang lebih 50 jenis yang

y

K

merupakan anti oksidan tingkat tinggi, mempunyai kemampuan menetralkan radikal bebas. Senyawa yang ada di dalam kulit manggis berperan mengendalikan sel kanker dengan mekanisme apotosis atau proses bunuh diri, dan juga mengaktifkan sistim kekebalan tubuh dengan merangsang sel pembunuh alami yang berfungsi membunuh sel kanker dan virus. Bayak papakar meneliti kulit manggis, membuktikan kalau kulit manggis mengandung anti oksidan 17.000-20.000 Orac/100 ons. Bila dibandingkan dengan bahan lain yang berkadar anti oksidan tinggi. Seperti wartel dan jeruk hanya 300 dan 2400, Orac mempunyai kemampuan anti okksidan menetralkan radikal bebas penyebab penyakit. Orac adalah singkatan dari oksigen radikal absorbance kapasiti bebas. Minum Erjun, sangat bermamfaat untuk mempercepat penyembuhan dan mencegah berbagai penyakit. Erjun sudah beredar di apotek dan toko obat di Pontianak. Daerah Singkawang: Apt Merdeka, Apt Singkawang, Apt Asean dan TO Apollo. Ketapang: Apt Mulia, Lestari Farma dan TO Sumber Sehat. Sambas: TO Santos. Sub distributor Sanggau Hp. 082151255333. Informasi dan yang ingin menjadi sub distributor di daerah hubungi Hp. 081 352 022 980.(d2/biz)


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

KOMUNIKASI BISNIS

Launching CB150R Streetfire & Verza

Safety Riding bersama Polisi Satlantas KALI ini Astra Motor (HSO) Pontianak menggelar Edukasi & Training Skill kepada Anggota Polisi Satuan Lalu Lintas, yang berlangsung di SPN Pontianak pada 8 Maret 2013. Safety Riding ini dihadiri beberapa anggota Satlantas dari Kabupaten/Kota yang ada di Kalimantan Barat. Ini sebagai bukti dan keseriusan Honda sebagai Pelopor Keselamatan Berkendara serta memiliki misi yang sama dengan Polisi Lalu Lintas, dan tanggung jawab moral terhadap menekan tingginya angka kecelakaan yang semakin meningkat setiap harinya. Sebagai Pelopor Keselamatan berkendara Honda berkomitmen secara terus-menerus akan mengampanyekan Safety Riding. Safety Riding dan Honda merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Seiring dengan penjualan sepeda motor yang terus meningkat, peluang kecelakaan yang akan terjadi semakin besar, maka dari itu Honda memiliki tanggung jawab sosial ‘Respect for Human Life’. Karena terdapat 3 faktor penyebab kecelakaan,yaitu Faktor Manusia, Faktor Kendaraan dan Faktor Lingkungan. Dan yang pal-

Sabtu, di Lapangan TVRI A.Yani TANTANG nyalimu untuk merasakan performa sport motor berkelas dari Honda, CB150R Streetfire. Mau tau penampilan Motor Sport terbaru dari Honda? Ayo datang dan saksikan Launching Motor Sport terbaru dari Honda, yaitu CB150R dan Verza 150 di Halaman TVRI Jl. A. Yani, Sabtu, 16 Maret 2013. Jangan kaget dengan motor terbaru CB150R yang berkonsep naked-sport bike berperforma terbaik dengan mesin CBR150R dan mengepankan design sproty terdepan. Berbagai acara menarik di Launching Honda CB150R Streefire hadir untuk menemani Anda seperti Body Jeans Contest, Battle Dance Competition, Community Chef Contest, Modern Dancer, Acrobatic performance, DJ, serta masih banyak hiburan lainnya. Untuk body jeans contest, jangan ketinggalan penampilan pria-pria macho 6-packs dan wanita-wanita sexy dan sporty yang menampilkan keserasian fisiknya dalam nuansa body jeans. Berikutnya jangan ketinggalan pula penampilan battle dance seperti yang disaksikan di film-film dance. Akan ada berbagai atraksi dancedance yang cool abis serta menghebohkan di launching CB150R streetfire & Verza 150 ini. Bagi yang suka dance, jangan sampai menyesal jika tidak mengikuti acara ini. Acara lainnya? Masih banyak lagi yang menarik dan membakar nyali. Akan ada berbagai penampilan atraksi api streetfire serta freestyler. Biarkan adrenalinmu terpacu menyaksikan berbagai atraksi mendebarkan. Penasaran? Makanya siap-siap ke acara Launching Honda CB150R Streetfire & Verza 150 Sabtu ini. Jangan ketinggalan juga karena diacara launching ini akan bertabur berbagai quiz-quiz, games, serta

doorprize dengan berbagai hadiah menarik seperti tablet, handphone, powerbank dan gadget keren lainnya. Acara ini terbuka untuk umum dan gratis! Fitur-fiturnya CB150R: Desain Terkini. Honda CB150R Streetfire mengusung desain ‘Speedy Shape’ berkarakter tajam, berkesan ramping dan ringan sebagai cerminan dari motor sport berperforma tinggi yang membangkitkan aura kecepatan. Mesin 150cc Berperforma Tinggi. Honda CB150R Streetfire dibekali mesin 150cc, 4-Langkah, DOHC, 4-Katup, 6-Kecepatan, berbasis Honda CBR150R yang macho & kencang. Mesin berpendingin cairan telah menerapkan sistem suplai bahan bakar PGM-FI (Programmed Fuel Injection) ini menghasilkan performa mesin luar biasa, akselerasi terbaik di kelasnya sekaligus hemat bahan bakar dan ramah lingkungan (memenuhi standar emisi gas buang Euro-2). Rangka Truss Frame/Trellis. Model ini didesain menggunakan rangka inovatif tipe truss atau trellis yang ringan namun memiliki kekuatan

yang tinggi. Rangka ini dirancang khusus untuk menunjang mesin, memaksimalkan kinerja sistem suspensi Pro-Link dan mengurangi getaran mesin secara optimal, sehingga menghasilkan kestabilan, kelincahan dan kenyamanan selama berkendara. Suspensi Pro-Link. Honda CB150R Streetfire mengadopsi salah satu fitur canggih model CBR250R, yaitu sistem suspensi belakang Pro-Link yang mampu menyesuaikan diri dengan berbagai kondisi jalan sehingga membuatnya lebih stabil dan nyaman.Untuk mengendalikan kecepatan, model ini sudah dilengkapi dengan rem cakram ganda yang menghasilkan tenaga pengereman maksimal di segala kondisi perjalanan. Model ini hadir dengan 4 pilihan warna, yaitu: Speedy White, Lightning White, Astro Black, dan Furious Red. Tantang Nyalimu dengan CB150R Streetfire. Jangan lupa saksikan launching CB150R dan Verza 150 ini di di Halaman TVRI Jl. A, Yani, Sabtu,16 Maret 2013! Honda-One Heart.(e9/biz)

AYO ikuti Lomba Cipta Jingle dan Maskot Pemilu Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak tahun 2013. Lomba dimulai sejak 13 Maret 2013 hingga 26 Maret 2013. Lomba ini terbuka untuk masyarakat umum, kecuali penyelenggara Pemilu Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak tahun 2013 dan panitia lomba. Kegiatan ini mengusung tema ‘Pemilihan Umum Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak. Rebut hadiah uang tunai untuk Juara 1 dan Nominator 2-5 dalam Lomba Jingle dan Maskot, pajak hadiah ditanggung pemenang. Jingle dibuat dalam bentuk notasi angka, lirik, dan musik pengiring dengan durasi 60-180 detik. Notasi angka dan lirik dicetak di atas kertas F4 putih 80 gram. Jingle yang sudah dikirim sudah termasuk musik pengiring. Soft copy Jingle disertakan dalam format MP3 dalam CD atau flash disk. Jingle wajib disertai deskripsi tertulis tentang makna Jingle tersebut pada kertas putih ukuran F4. Satu peserta diizinkan mengirim maksimal dua Jingle dalam amplop terpisah. Peserta diwajibkan

melampirkan formulir pendaftaran yang dapat diunduh di www. kpupontianak. com, dan menyertakan foto copy KTM/SIM. Jingle harus kar ya sendiri (original), belum pernah dipublikasikan dan belum pernah diikutsertakan pada lomba apapun. Sementara itu, Lombas Maskot, syaratnya. Maskot minimal dalam bentuk dua dimensi berwarna, namun masih tampak jelas apabilan difotocopy hitam putih. Dimensi maskot dibuat di atas kertas putih 100 gram ukuran F4 dan tanpa inisial, serta ditempel di atas karton tebal warna hitam. Softcopy maskot disertakan dalam format jpeg, gif, png, tiff dengan resolusi 72 dan 300 dpi dalam CD. Maskot wajib disertai deskripsi tertulis tentang bentuk, warna, dan makna pada kertas putih ukuran F4. Maskot wajib hasil karya sendiri (orisinil), belum pernah dipublikasikan dan belum pernah

SELAMA ini kita sering mendengar akibat negatif Kartu Kredit, misalnya kredit macet, bunga besar, utang menjerat, ketidakharmonisan keluarga, dikejar debt collector, dan sebagainya. Itu semua karena kita tidak tahu manfaat dan kehebatan Kartu Kredit. Jika Anda tahu, Kartu Kredit adalah hutang paling flexible dibanding semua jenis hutang lain. Menurut Roy Sakti, Kartu Kredit sumber permodalan yang bisa diakses cepat dan mudah oleh semua orang. Setiap orang tidak perlu takut memiliki Kartu Kredit dan terjebak hutang, boros, atau harus membayar hal-hal tidak perlu. “Jadi, jangan mau diperbudak kartu kredit. Kartu Kredit itu patner kita, seperti investor yang menyediakan modal kerja buat kita, perjanjiannya, bagi hasilnya sudah ditentukan dari awal. Kartu kredit di tangan orang yang tidak paham menjadi racun karena banyak dipakai untuk hal konsumtif, di tangan yang paham menjadi madu karena banyak dipakai menopang hal produktif yang bisa hasilkan keuntungan,” papar pria asal Malang ini. Temuan cara meningkatkan limit kartu kredit menjadi Rp1 miliar dalam tiga bulan mengusik pelaku perbankan Indonesia. Sebagai Pakar Kartu Kredit, bapak tiga anak ini dikenal mengoleksi 40 lebih kartu kredit dan memiliki berbagai bisnis besar, mulai dari kuliner sampai retail. Semua bisnis diawali modal kartu kredit, dalam setahun bisnisnya berkembang pesat menjadi enam bisnis dengan aset miliaran. Seringkali bisnisnya diliput Media Massa. Karena kesuksesannya menggunakan Kartu Kredit Bank,

diikutsertakan pada lomba mana pun. Satu peserta diizinkan mengirim maksimal tiga maskot dalam amplop terpisah. Peserta wajib melampirkan formulir pendaftaran, dapat diunduh di www.kpupontianak.com, dan menyertakan fotocopy KTP/ SIM. Jingle dan Maskot harus dikirim langsung oleh peserta (tidak boleh diwakilkan) dalam amplop coklat tertutup. Pada sudut kiri atas ditulis Lomba Cipta Jingle Pemilu Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak tahun 2013 atau Lomba Cipta Maskot Pemilu Wali Kota dan Wakil Wali Kota Pontianak tahun 2013. Amplop di alamatkan kepada Panitia Lomba di Kantor KPU Kota Pontianak Jl Johar No.1A. Pengumuman pemenang melalui pemberitaan media massa dan di website: www.kpupontianak. com. Keputusan Panitia Lomba Jingle dan Maskot berlaku mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. Dokumen dan materi lomba yang masuk menjadi hak dan milik KPU Kota Pontianak. (d1/biz)

‘It’s Not Cheap, But It Will Make You Expensive’ Undangan Kelas C Sold Out “KEBAHAGIAANMU adalah kebebasan untuk melakukan yang ingin kau lakukan, dan dalam melakukannya engkau dikenali dengan kekayaan yang utuh.” Ini sedikit kutipan dari Facebook Mario Teguh. Kalimat motivasi dalam Facebook Mario Teguh telah banyak membantu orang lain. Jadi tidak mengherankan jika Mario Teguh meraih MURI sebagai motivator dengan Fans Facebook mendunia. Beliau juga dipilih sebagai 1 dari 8 pemimpin berpengaruh di 2009 berdasarkan versi Harian Republika. Kini, warga Kalimantan Barat, khususnya Pontianak berkesempatan langsung bertemu muka dengan Mario Teguh. The Best Motivator in Asia ini bakal menggelar Seminar Super ‘Breaking Through’ di Kalimantan Ballroom Hotel Aston Pontianak, Jumat, 22 Maret 2013, pukul 18.30-21.00. “Bapak Mario Teguh membimbing kita sukses melampaui kekurangan dan kelemahan,” ujar Iwan Kurniawan, ketua pelaksana seminar dari Nu Eternity Production Pontianak. Ia mengakui, pihaknya telah melobi Manajemen Mario Teguh sejak Agustus 2012. “Selama enam bulan kami terus follow up, akhirnya berhasil mendapatkan jad-

FOTO IST

KEUNIKAN ARWANA: Ikan Arwana, khas Kalimantan dapat bertelur 100-150 butir, uniknya telur Arwana ini disimpan dalam mulut induk Arwana jantan.

pukul 10.00-13.00 Wib dengan memperebutkan total hadiah Rp5 juta. Panitia juga mengadakan pemilihan Duta Arowana 2013 pada Sabtu, 16 Maret 2013 mulai pukul 14.00 Wib, dengan memperebutkan piala tetap Gubernur Kalimantan Barat serta uang tunai hadiah Rp6 juta. Maka dari itu, kunjungilah segera Borneo Arowana International Contest & Expo 2013, pada Jumat-Minggu (15-17) Maret 2013, dan ikuti berbagai perlombaan berhadiah jutaan rupiah yang digelar panitia.(d3/bn) C

m

Harian Jawa Pos memberikan penghargaan pada Roy sebagai Pakar Kartu Kredit No.1 di Indonesia. Keberhasilan Roy bukan keberuntungan belaka, melainkan hasil pengalaman bertahun-tahun. Sebelumnya Roy adalah korban kartu kredit, selama empat tahun ia diperbudak kartu kredit. Dari kesengsaraan itu ia menemukan ilmu teraman berbisnis dengan kartu kredit. Akhirnya ia bisa mengendalikan dan memanfaatkan Kartu Kredit Bank. Kini ia ingin membagi ilmu lewat Seminar dan Workshop Credit Card Revolution (CCR). Seminar ini sering digelar di kota besar bekerjasama dengan Divimultimedia Event Organizer, hasilnya memuaskan peserta. Roy membeberkan seluk beluk bisnis dengan modal kartu kredit. Cara mengubah utang jahat jadi utang baik. Cara kartu kredit membayar utang sendiri. Cara paling aman berbisnis dengan kartu kredit. Cara melunasi kartu kredit lebih cepat. Mengetahui

seluk beluk aturan bank tentang kartu kredit. Cara menyelesaikan kartu kredit macet tanpa pengacara. Strategi keluar dari lilitan utang di kartu kredit dan cara mendapatkan diskon bunga kartu kredit 2%. Banyak orang terjebak utang bank, akibat salah pemakaian kartu kredit karena tak punya kiat jitu mencegahnya. Saat memegang kartu kredit limit Rp5 juta-Rp50 juta, emosi seseorang cenderung berubah ketika memegang kartu kredit limit Rp1 miliar. Mau ikut seminar saya? di Pontianak. Sabtu, 16 Maret 2013, di Hotel Orchadz Jl Gajah Mada No.89, pukul 16.30. Bisa daftar ke Divi Event Organizer caranya ketik <nama>#CCR#PONTIANAK kirim ke 0817-949-7750. Tiket Rp150 ribu, bisa beli dengan cara transfer BCA 3270436438 (bukti transfer sebagai tiket sah). Dapatkan harga khusus Rp100 ribu bagi Pemakai Kartu Kredit Platinum (semua bank), info: 08132951-2384. (d1/biz)

Road to Seminar Mario Teguh

Hadirkan 100 Ekor Arwana Tercantik Dunia

Selain itu, panitia juga menyediakan hadiah Lucky Draw bagi para pengunjung yang beruntung berupa satu unit motor dan hadiah hiburan lainnya. Di samping itu, selama tiga hari kontes dan expo Arwana digelar, panitia juga mengadakan aneka lomba tambahan yang tentunya bertabur hadiah yang sangat menarik, meliputi: lomba mewarnai tingkat Taman Kanak-kanak (TK) dan Sekolah Dasar (SD) kelas 1 dan 2 yang akan dilaksanakan, pada SabtuMinggu (16-17) Maret 2013, mulai

jalan, dan peserta diarahkan untuk mencoba praktik langsung teknik berkendara yang aman. Akhir dari kegiatan ini, Tim Safety Riding Honda bekerjasama dengan Ditlantas Polda Kalbar memberikan apresiasi berupa sertifikat untuk peserta. Ini sebagai konsistennya kerja sama, dan berharap dengan apresiasi tersebut menjadi tanggung jawab diri sendiri untuk tetap mendukung slogan “Jadilah Pelopor Keselamatan Berlalu Lintas dan Budayakan Keselamatan Sebagai Kebutuhan”. Go Safety Riding Start From Me...!!!(e9/biz)

Rahasia Kaya Modal Kartu Kredit

Besok Digelar Borneo Arowana International Contest dan Expo BESOK, Jumat (15/3) Borneo Internasional Arowana Contest & Expo 2013 akan digelar di Pontianak Convention Center (PCC). Even terbesar dunia ini berlangsung Jumat-Minggu (15-17) Maret 2013 dan direncanakan dibuka langsung Gubernur Kalimantan Barat Drs Cornelis MH. Perlu diketahui bersama, pameran bersekala Internasional ini akan mengikutsertakan para penangkar ikan Siluk/Arwana, baik dari perusahaan maupun individu serta menampilkan berbagai produk pendukung pemeliharaan dan penangkaran ikan Siluk. Kontes yang dihelat tahunan ini juga bakal menampilkan 100 ekor Arwana tercantik dunia, dan menjadi momen yang penting bagi para pecinta dan hobbies ikan siluk secara Internasional. Terlebih kontes Arwana ini bukan hanya sekadar mendapatkan predikat sebagai grand champion, melainkan pemenang kontes turut mendapatkan piala tetap Gubernur Kalimantan Barat dan Grand Prize satu unit motor.

ing dominan adalah faktor dari manusia itu sendiri. Dalam kegiatan ini, Tim Safety Riding Astra Motor selaku main dealer wilayah Kalimantan Barat dan peserta Anggota Satlantas berbagi (sharing) tentang bagaimana seharusnya berlalu lintas yang benar, serta dilengkapi tehnik berkendara yang aman. Berawal dari pengarahan menggunakan perlengkapan berkendara, kemudian dilanjutkan pengecekan kendaraan dikarenakan kendaraan juga dapat menyebebkan terjadinya kecelakaan ketika berkendara di

Seminar Solusi Cepat Mencari Modal Usaha

Lomba Cipta Jingle & Maskot Pemilu Wako & Wawako Pontianak

13

Advertorial

y

k

wal seminar di Maret ini,” ujarnya, “Kami ingin Bapak Mario memberikan pencerahan karakter bagi warga Kalbar. Kami bersyukur niat ini disambut baik.” Iwan yakin animo masyarakat Kalbar terhadap Seminar Super Mario Teguh tinggi. “Su-

p e r sekali animo warga dengan even ini. Buktinya, posting iklan kami untuk Seminar Super Bapak Mario Teguh langsung mendapat 1.800 lebih like hanya dalam tiga menit. Sangat super animonya,” katanya. Toni Sutiono, humas seminar menambahkan, Nu Eternity Production Pontianak telah menandatangani kontrak dengan Manajemen Mario Teguh untuk seminar di Pontianak. “Kami telah melunasi semua kewajiban administrasi pada Manajemen Mario Teguh satu bulan sebelum tanggal seminar. Jadi tidak perlu ragu lagi, seminar

22 Maret ini, pasti terlaksana,” tegasnya. Panitia menyediakan beberapa jenis undangan, yaitu VVIP, VIP, Kelas A, Kelas B, dan Kelas C. Undangan VVIP dan VIP hanya untuk pihak sponsor, pendukung acara, dan pejabat. “VVIP dan VIP sudah terisi penuh. Untuk Kelas A dan B masih tersedia dan sudah bisa dibeli. Maaf untuk Kelas C, saat ini sudah sold out. Kami sedang mencoba koordinasi kembali dengan Manajemen Mario Teguh, jika memungkinkan menambah porsi Kelas C. Mungkin nanti ada kenaikkan harga,” jelasnya. Untuk pemesanannya bisa menghubungi Toni 0878-5666-6635 / 0858-2222-2283, Iwan 0812-57518397, atau Hendra 0561-6598908 / 0812-5783-4683, Pin BB 2A2CBC85, hotline 0561-6598908. “It’s not cheap, but it will make you expensive,” ujar Iwan menirukan bahasa Mario Teguh. Kursi yang disiapkan terbatas dan bernomor (seperti penerapan di bioskop). Kursi yang terisi tiap hari di-update dan dapat dilihat langsung di www.ajspontianak.com untuk posisi denahnya. (d1/biz)


14

opini

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

Kontrak Kinerja Provinsi (KKP) vs Total Fertility Rate (TFR) Kalau kita mengikuti oleh 2012 mengalami kenaikan pertandingan olah raga cadibanding SDKI tahun 2007 Pranowo Adi bang sepak bola akhir-akhir yang tercatat 2,8. Disiniini mulai dari Liga Super Inlah terungkap bertentangan donesia (LSI), Divisi Utama, antara pencapaian KKP daDivisi I dan lain-lain untuk dalam negeri dan lam program KKB dibanding TFR. Kemudian Piala Champion, Copa El De Rae, Copa El yang menjadi pertanyaan selanjutnya adalah Clasico, La Liga dan lain-lain , seringkali kita mengapa hal ini terjadi? melihat adanya perseteruan antara klub yang Tidak mudah untuk menjawab pertanyaan satu dengan yang lain, atau dalam istilah lain tersebut. Pasalnya untuk dapat mengetahui kesebelasan yang satu versus (VS) kesebela- masalah yang sebenarnya tentang faktorsan yang lainnya. Hasil pertandingannya bisa faktor penyebab TFR meningkat belum didilihat secara nyata, yakni kalah, menang, publikasikan BPS. Asumsi atau pendapat seataupun seri/draw. Persoalannya sekarang mentara orang barangkali adalah perbedaan bagaimana jika yang “dipertandingkan” itu penghitungan, metode, maupun responden hasil dari Kontrak Kinerja Propinsi (KKP) da- hasil pencacahan SDKI dengan hasil pencatalam hal program pembangunan Kependudu- tan dan pelaporan (Recording and Reporting/ kan dan Keluarga Berencana (KKB) melawan RR). Namun demikian salah satu yang dapat atau versus Total Fertility Rate (TFR). dijadikan rujukan adalah hasil Mini Servey Dari forum Rapat Kerja daerah (Rakerda) tahun 2011. Hasil Mini Survey tersebut program KKB tahun 2013 yang berlangsung menunjukkan bahwa rata-rata peserta KB di Pontianak 12 Februari lalu dapat diketahui baru maupun aktif yang dicatat dan dilaporbahwa pencapaian KKP Kalimantan Barat kan adalah telah memiliki anak lebih dari 3. selama tahun 2012, semuanya melampaui Memang ada juga benarnya, kalau melihat target sasaran yang ditetapkan sebelumnya. fakta yang ada bahwa peserta MOP yang Lihat saja dalam pencapaian peserta KB baru berhasil dilayani baik pada momen-momen dari target 157.510 akseptor yang ditergetkan, khusus maupun secara rutin, rata-rata telah tercapai 178.896 akseptor atau mencapai memiliki anak lebih dari 4. Bahkan sebagian 113,58 %. Kemudian peserta KB baru Medis besar dari mereka telah berusia 52 tahun, Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) dari tar- yang istrinya rata-rata berusia diatas 40 tahun, get 18.570 akseptor tercapai 22.237 akseptor atau memang dari hasil konseling yakin tidak atau mencapai 119,75 %. Demikian halnya ingin menambah jumlah anak lagi sesuai jumlah peserta KB baru pria dari target 25.810 dengan makna MOP adalah kontrasepsi akseptor tercapai 28.549 akseptor atau men- mantap (Kontap). Atau bisa juga dilakukan capai 110,61 %. Yang fantastis adalah penca- survey sederhana ketika dikumpulkan pepaian Medis Operasi Pria (MOP) dari target serta KB misalnya 100 orang akseptor KB di 180 akseptor tercapai 523 akseptor atau suatu wilayah atau di perusahaan tertentu, mencapai 290,55 %. (sumber bahan Rakerda menurut pengakuan mereka rata-rata telah Pembangunan KKB Kalbar tahun 2013). memiliki anak 2-3 orang. Itu artinya mereka Kondisi yang tidak jauh berbeda adalah ber-KB setelah memiliki anak diatas 2 atau pencapaian keluarga miliki balita aktif BKB, 3 orang. Kelompok BKB paripurna, kelompok BKR Apapun alasannya mengapa pencapaParipurna, keluarga miliki Lansia aktif BKL, ian KKP program KKB yang hasilnya cukup dan kelompok BKL yang rata-rata juga men- bagus tidak serta merta menekan angka TFR, capai diatas 125 %. Sehingga oleh karenanya adalah perlunya melakukan koreksi dan inKalimantan Barat pada tahun 2012 berhasil trospeksi ke semua lini, terutama mengenai menempati rangking ke 5 nasional. Tentunya sistem maupun mekanisme pencatatannya. sebuah prestasi yang membanggakan. Pasal- Kalaupun sistem yang dibangun sudah ideal, nya hingga bulan Agustus 2012 saja rangking berarti dalam mekanismenya terjadi bias atau pencapaian KKP Kalbar dapat dikatakan penyimpangan, baik dari sisi peralatannya masih menduduki rangking diatas 30 secara maupun dari sisi Sumber Daya Manusianya nasional. (SDM) pelaksana RR-nya. Lalu apa masalahnya jika dibandingkan Pada tahun 2013, ini BKKBN pusat telah dengan pencapaian TFR Kalimantan Barat mentargetkan pencapaian KKP program KKB hasil Survey Demografi Kesehatan Indonesia yang kisarannya tidak berbeda jauh dengan (SDKI) tahun 2012 yang pada tahun sama tahun 2012. Tinggal bagaimana komitmen mencapai 3,1. Beberapa pihak menyatakan kita untuk mencapai target tersebut, tanpa seharusnya memang ada korelasinya antara “menciderai” angka-angka pencatatan dan pencapaian program KKB dengan TFR. pelaporannya yang memang secara kasat Dengan asumsi jika program KKB berjalan mata dikirim oleh 14 kabupaten dan kota di dengan baik dan melampaui sasaran, maka bumi tercinta Kalimantan Barat ini. ** akan menurunkan angka TFR. Kasus yang ada justru sebaliknya TFR Kalbar pada tahun * Penulis, Analis Latbang Pontianak.

Pontianak Post

Ilustrasi : Kekes

Kedaulatan Pangan Hanya Mimpi ? Judul dari naskah ini tidak bermaksud mematahkan semangat dan keinginan dari hakikat kedaulatan pangan yang menjadi cita-cita sejati kaum tani maupun kalangan pro pembaruan agraria selama ini, termasuk penulis. Tetapi penting dimaknai sebaliknya. Hanya ingin mempertanyakan juga mengingatkan, betapa panjangnya jalan maupun tantangan yang mesti dilewati untuk sampai ke sana (kedaulatan pangan). Realitas Kalimantan Barat dengan 4,4 juta jiwa warganya (2010), berdasarkan catatan Perum Bulog mengimpor lebih dari 90 persen beras luar. Atau dalam artian lain, produksi lokal kurang dari sepuluh persen (Pontianak Post, 29 Desember 2010). Sekalipun informasi yang dirilis pihak Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Provinsi Kalbar menyebutkan bahwa ketersediaan bahan pangan utama pada 2011 menunjukkan empat komoditas yang ketersediaannya dapat dikategorikan surplus yaitu beras, jagung, ubi kayu, dan ubi jalar namun faktanya masih saja tetap melakukan impor beras dari luar. Sedikitnya, sekitar 70 ton dalam setiap tahunnya, Bulog Kalbar mendatangkan beras untuk memenuhi kebutuhan warga di daerah ini. Konsep ketahanan pangan yang bertujuan mengurangi jumlah kelaparan dalam prakteknya justru menggeser peran petani, masyarakat di pedesaan sebagai produsen pan-

oleh gan utama bahwa UU Pangan 1996 dan bahkan tidak relevan lagi dan Hendrikus Adam negara sekamimpi untuk mencapai lipun digankemandirian pangan setikan oleh hingga dipandang perlu perusahaan-perusahaan agribisnis pembaruan terhadap UU tersebut global. Pada tataran lain, konsep menjadi spirit yang mengemuka ketahanan pangan dianggap gagal di kalangan pembuat kebijakan di dalam membebaskan warga dari Senayan. kelaparan. Sementara disatu sisi, Lantas bagaimana implikasinya? konsep ini rawan dan cenderung Harus diakui, disahkannya UU Pantidak menguntungkan bagi masa gan yang baru menyiratkan adanya depan kaum tani khususnya warga semangat baru terkait dengan penggarap lahan. Kecenderungan keinginan besar untuk perbaikan praktek pertanian skala besar yang sistem penyediaan pangan di negberpotensi menggeser peran petani ara kita. Akan tetapi, bila dicermati akhir-akhir ini dapat dilihat dengan dalam UU Pangan yang baru sama kebijakan food estate yang tengah sekali tidak membahas mengenai digulirkan pemerintah saat ini. hak atas pangan. Demikian halnya dalam aspek pangan dalam konsidHanya Mimpi? eran disebutkan sebagai kebutuhan Kedaulatan pangan adalah kon- dasar manusia yang paling utama, sep pemenuhan pangan melalui dimana pemenuhannya merupaproduksi lokal. Kedaulatan pangan kan bagian dari hak asasi manumerupakan konsep pemenuhan sia yang dijamin konstitusi. Akan hak atas pangan yang berkualitas tetapi, aspek kewajiban negara gizi baik dan sesuai secara budaya, untuk memenuhi hak atas pangan diproduksi dengan sistem perta- warga negaranya justru tidak diatur nian yang berkelanjutan dan ramah dalam UU ini. lingkungan. Artinya, kedaulatan Dengan demikian, maka tidak pangan sangat menjunjung tinggi ada juga mekanisme tanggung prinsip diversifikasi pangan sesuai gugat (terhadap Negara) jika Negara dengan budaya lokal yang ada. gagal memenuhi hak atas pangan Disahkannya RUU Pangan baru rakyatnya. Karenanya, benang sebagai undang-undang pada rapat merah yang dapat ditarik bahwa paripurna DPR (Kamis, 18/10/2012) UU Pangan yang baru ini masih dengan sendirinya mempertegas jauh dari konsep kedaulatan panbahwa UU 7 tahun 1996 tentang gan dan tidak mengakui maupun Pangan yang dibuat pada era Orde melindungi hak atas pangan rakyat Baru tidak lagi belaku. Penilaian Indonesia.

Ketika hak atas pangan bagi rakyat yang menjadi bagian penting dari konsep Kedaulatan Pangan tidak diakomodir dalam UU Pangan yang baru disahkan dimaksud, maka persoalan terkait kerawanan pangan di Kalbar yang menempatkan petani, nelayan maupun warga produsen pangan lainnya cenderung berpotensi dirugikan/ menjadi korban. Kedaulatan pangan akan terwujud jika petani sebagai penghasil pangan memiliki, menguasai dan mengkontrol alatalat produksi pangan seperti tanah, air, benih dan teknologi maupun sumber daya lainnya (perlindungan khusus terhadap petani). Sejumlah kasus dan kejadian mengenai tingginya potensi konflik sumber daya alam maupun penguasaan ruang kelola (sumber pangan warga) secara sepihak yang jauh dari rasa adil dan lestari/ berkelanjutan oleh korporasi di Kalimantan Barat dengan sendirinya mempertegas bahwa hakekat kedaulatan pangan pada satu sisi masih terkendala dan hanya menjadi mimpi. Sebaliknya, UU Pangan yang baru masih sulit diharapkan dapat mengangkat harkat – martabat kaum tani, nelayan dan warga produsen pangan lainnya untuk berdaulat atas sumber pangan di negeri ini. ** * Penulis, aktif di WALHI Kalimantan Barat sebagai Kadiv Riset dan Kampanye.

Terbit 7 Kali Seminggu. Izin terbit Menteri Penerangan RI No. 028/SK/Menpen/SIUP/A7. Tanggal 3 Februari 1986. Per­setujuan Peru­bahan Nama No: 95A/Ditjend. PPG/K/1998 Tanggal 11­September 1998. Alamat Redaksi dan Tata Usaha: Jalan Gajah Mada No. 2-4 Pontianak 78121. Kotak Pos 1036. Fax. (0561) 760038/575368. Telepon Redak­si: (0561) 735070.Telepon Iklan/Pema­saran:735071. Hunting (Untuk seluruh bagian) Fax. Iklan 741873/766022. Email: redaksi@pon­tianakpost.com. Penerbit: PT.Akcaya PERTAMA DAN TERUTAMA DI KALIMANTAN BARAT Utama Press Pontianak. Pembina: Eric Samola, SH, Dahlan Iskan. Komisaris Utama: Tabrani Hadi. Direktur: Untung Sukarti. Pemimpin Re­daksi/Penang­gung Jawab: B Salman. Redaktur Pelaksana: Khairul­rahman, Muslim Minhard, Donatus Budiono, Basilius. Sidang Redaksi: Abu Sofian, Surhan Sani, Mela Danisari, Yulfi Asmadi, Andre Januardi, Mursalin, Robert Iskandar, Efprizan. Sekre­taris Redaksi: Silvina. Staf Redaksi: U Ronald, Deny Hamdani, Budianto, Chairunnisya, M Kusdharmadi, Hari Jawa Pos Group Kurniatama, Hendy Irwandi, Pracetak/Artistik: Mochsinin (Koordinator), Grafis: Sigit Prasetyo, Ilustrator: Kessusanto. Fotografer: Timbul Mudjadi, Sando Shafella. Biro Singkawang: Zulkarnaen Fauzi (Jl. Gunung Raya No.15 Telepon (0562) 631912). Biro Sambas: Hari Kurniatama (Jl P Anom Telp (0562) 392683) Biro Sanggau: Sugeng (Jl. Sudirman No. 4 Telp. (0564) 21323). Biro Ketapang: Asri Isnaini, (Jl. Gajahmada No. 172. Telp. (0534) 35514). Kabupaten Pontianak: Hamdan, . Biro Sintang: Sutami. Pema­saran/Sirkulasi: Kiki Fredrik S; Iklan: Dewiyanti.S. Percetakan: Surdi. Devisi Event: Budi Darmawan. Jakarta: Max Yusuf Alkadrie. Harga Lang­ganan per 1 Bulan dalam kota Rp 80.000,- (luar kota tambah ongkos kirim). Tarif iklan: Per mm kolom hitam putih Rp 40.000,- full colour Rp 50.000,- Iklan baris Rp 15.000,- per baris (minimal 2 baris, mak­­si­mal 10 baris) pem­bayaran di muka. Telepon Langganan/Pengaduan: 735071. Iklan: 730251. Perwakilan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No.4 Pasar Ming­gu, Jakarta Selatan 12560. Telepon: 78840827 Fax. (021) 78840828. Percetakan: PT.Akcaya Pariwara Pontianak. Anggota SPS-SGP ISSN 0215-9767. Isi di luar tanggung jawab percetakan.


ANEKA PONTIANAK

Pontianak Post Kamis 14 Maret 2013

Pasar Tengah akan Segera Ditata Sambungan dari halaman 9

Bagi pedagang kaki lima Pasar Tengah yang berjualan di Jalan Asahan, Pemkot akan membangun kanopi agar lebih rapi dan tertata dengan baik. Selain itu, tempat parkir di kawasan ini juga akan ditata supaya para pembeli yang membawa kendaraan bisa merasa nyaman dan aman saat memarkir kendaraannya. Penataan Pasar Tengah ini akan segera dilaksanakan tahun ini juga. Namun sebelumnya, Pemkot akan

melakukan sosialisasi kepada para pedagang di kawasan tersebut. Kepala Dinas Cipta Karya, Tata Ruang dan Perumahan Kota Pontianak, Ismail mengatakan, kawasan Pasar Tengah sebagai kawasan bersejarah ini akan ditata dengan bantuan pemerintah pusat berupa Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan (RTBL). “Selain itu pemerintah pusat tahun ini juga membantu sebesar Rp 1,5 miliar dan dalam waktu dekat akan segera kita lakukan tender proyek,” tuturnya.

Listrik Belum Masuk Desa Ismail menambahkan, pihaknya akan terus berkonsultasi dengan pemerintah pusat agar tahun depan dana yang kucurkan lebih besar dalam rangka penataan kawasan ini. Untuk tahap awal, penataan akan dimulai dari Jl Asahan atau tepatnya di depan jembatan penyeberangan hingga ke Parit Besar. “Nanti para pedagang akan kita kumpulkan untuk diberikan sosialisasi dalam rangka rencana penataan kawasan Pasar Tengah ini,” jelasnya. (her)

Dewan Minta Pantau Harga Bawang Sambungan dari halaman 9

Jangan sampai kenaikan salah satu bumbu dapur tersebut ikut memicu kenaikan barang-barang lain. ”Kasihan kaum bawah. Kita tidak mau mereka ikut tercekik juga,” ujarnya. Kenaikan harga bawang merah dan putih di sejumlah pasaran tradisional juga dikeluhkan masyarakat. Salah satu yang terkena imbas langsung adalahpedagangmakananalias pemilik warung nasi. Pantauan Pontianak Post di lapangan sejumlah pedagang mengeluh berat dengan kenaikan harga bawang merah ataupun putih. Kenaikan harga bawang tidak memungkinkan mereka menaikkan harga makanan. “Sekarang harga makanan yang dijual dijual masih sama.

Entah yang makan pakai ikan atau ayam hanya belasan ribu saja. Namun kita lihat kalau harga bawang atau bumbu dapur naik, mau tidak mau kita harus siasati,” kata Mirna (43) pemilik warung makanan Arang Limbung ini. Katanya harga sejumlah komoditas yang biasa dibelinya di Pasar Parit Baru, Flamboyan ataupun di Kuala Dua terutama bumbu naik drastis. Kenaikan tersebut disebabkan harga bawang merah dan bawang putih naik. Ardiansyah (38) pemilik warung makanan Desa Limbung mengaku belum menaikkan harga dagangannya meski bawang merah dan bawang putih sudah naik. “Tidak kami naikin, masih sama harganya. Kasihan, yang banyak makan disini selain tukang ojek dan su-

pir opelet. Hanya saya kurangin saja takaran bumbu dasarnya,” ucapnya. Katanya meski mengurangi takaran, pelanggan yang datang ke warung makan miliknya tetap tidak berkurang. Yang pasti kalau dinaikan ia merasa bimbang saja. ”Bingung kalau naik. Apalagi yang beli juga orang kecil,” katanya yang membeli bawang putih dengan harga Rp25.000 per kilogram. Dia berharap pemerintah dapat segera memberikan solusi atas lonjakan harga. Dia khawatir jika tidak diurus, harga bawang merah dan putih bakalan terus-terusan naik mengikuti pasar di Pulau Jawa yang menyentuh Rp40.000-50.000 perkilogram. ”Kita berharap ada bantuan impor bawang,” kata dia.(den)

Pengunjung Meningkat Sambungan dari halaman 9

Sejak 3 tahun ini, perpustakaan provinsi terus melakukan pembenahan. Diantaranya mendatangkan buku-buku baru yang dibutuhkan para pengunjung. “Waktu saya masuk di sini, kebanyakan itu buku-buku lama yang merupakan bukubuku paket. Jumlah pengunjungnya sangat minim sekali,” katanya saat ditemui di ruangannya, Rabu (13/3). Saat ini, setiap tiga bulan sekali, perpustakaan membeli buku-buku baru. “Kami cek terlebih dahulu buku-buku apa saja yang banyak dibutuhkan pengunjung. Setelah kami tahu kami beli buku itu di toko buku. Kami perbanyak judulnya. Sehingga pembaca punya banyak pilihan bacaan,” jelasnya. Setiap 3 bulan perpusta-

kaan mendapatkan anggaran sebesar Rp30 juta juga untuk membeli buku-buku umum dan Rp30 juta lagi untuk buku anak-anak. “Kami pilihkan buku-buku terbaru yang banyak diminati pengunjung,” katanya. Nantinya perpustakaan ini juga akan dibuat menjadi perpustakaan digital. Dimana buku-buku bisa diakses secara digital. Perpustakaan akan membeli alat scan khusus untuk mendokumentasikan buku-buku dalam bentuk digital. “Zaman memang terus menuntut kita untuk berinovasi. Saat ini buku-buku digital terus dikembangkan. Jika kita tidak segera mulai kita akan terus tertinggal,” katanya. Untad mengeluhkan banyaknya buku yang hilang di perpustakaan, baik yang dicuri maupun yang tidak dikembalikan para pemin-

jamnya. “Selalu ada saja buku yang hilang. Kami memang memiliki pengawas, tapi kami tidak bisa memantau terus menerus. Ada kalanya lengah,” katanya. Bahkan ada sejumlah buku yang mahal, seperti buku kedokteran, yang lembaran bagian dalamnya disobek orang. Padahal buku-buku tersebut tidak banyak jumlah koleksinya di sana. “Kami sangat sayangkan ada pengunjung yang mengambil buku itu. Padahal buku-buku tersebut terbatas,” ceritanya. Ke depan, perpustakaan berencana mendatangkan alat sensor, sehingga bisa mendeteksi buku-buku yang dibawa keluar perpustakaan tanpa ijin. Tetapi harga alat tersebut mahal. “Kami berharap bisa mendatangkannya. Kami butuh dukungan pemerintah,”harapnya. (her)

Wanita jadi Sasaran Sambungan dari halaman 9

Seperti tindak pidana pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan kekerasan, pencurian sepeda motor dan kasus konvensional lainnya. Semua kasus ini akan menjadi atensi khusus aparat penegak hukum. Pihaknya akan menggiatkan patroli rutin secara selektif. Kapolda Kalbar Brigjen Pol Tugas Dwi Apriyanto sendiri telah menurunkan perintah tersebut di jajaran Polres hingga Polsek di wilayah hukum setempat. Dalam perintahnya, Kapolda meminta agar razia rutin dilakukan minimal satu kali dalam sehari di daerah rawan aksi curat, curas dan curanmor. Sementara untuk tindak pidana narkotika, personil

disiagakan untuk memantau pergerakkan aktivitas di tempat hiburan malam. Giat ini akan dilakukan minimal satu kali dalam sepekan. Sanksi tegas pun akan diberlakukan terhadap pengelola atau karyawan di tempat hiburan malam tersebut. Jika terbukti ada pembiaran dari pihak managemen dalam peredaran narkotika di lokasi itu, maka izin keramaian akan dicabut. “Kepada para pejabat utama Polda Kalbar, terutama Kapolres dan Kapolsek agar segera menindaklanjuti perintah tersebut,” kata Kapolda. Kegiatan ini, kata dia, juga melibatkan beberapa pihak terkait, mulai dari TNI hingga beberapa stakeholder lainnya. Untuk itu, demi meminimalisir segala tindak kejaha-

tan di wilayah hukum Kalbar, masyarakat pun diminta turut andil membantu kinerja aparat penegak hukum. “Minimal memberikan informasi masalah gangguan kamtibnas. Nanti akan kami tindaklanjuti,” tegasnya. Perintah ini disambut baik Kapolres Pontianak, AKBP Hariyanta. Dirinya telah melakukan pertemuan kepada seluruh Kapolsek menyangkut kamtibnas di wilayah hukum mereka masing-masing. Segala penindakan dan penyelesaian kasus pun dijabarkan pada perundingan ini. “Sekarang kita sedang berbenah untuk memaksimalkan tupoksi itu. Sementara untuk perintah Kapolda, segera kita jalankan untuk menjaga kamtibnas,” pungkasnya. (rmn)

Mari Bersama Matikan Listrik Satu Jam Saja Sambungan dari halaman 9

Taman Alun Kapuas menjadi pusat peringatan kampanye tersebut. Kampanye ini akan dilaksanakan pada Sabtu 23 Maret mendatang. Koordinator media online panitia Earth Hour 2013 Pontianak, Maria Theresia, mengatakan, media konfigurasi Earth Hour 60+ telah disusun dan secepatnya akan action. “Saat ini masih dalam pembahasan. Kepanitiaan akan melibatkan unsur pemerintah daerah, lembaga swadaya masyarakat, perguruan tinggi, media, komunitas, dan masyarakat umum. Kita ingin acara ini matang dan diikuti banyak peserta,” katanya kepada awak media, Rabu kemarin. Dia mengatakan, Taman Alun Kapuas menjadi pertimbangan tempat yang strategis karena dianggap lebih mudah

dalam pengumpulan massa. Pertimbangan luasnya lokasi, kata dia, menjadi alasan panitia memindahkan tempat yang direncanakan semula, seperti tahun sebelumnya, yakni Tugu Digulis. Sementara untuk konfigurasi 60+, lanjut Maria Theresia, panitia sampai hari ini masih memikirkan media yang akan digunakan. Apakah masih dengan lilin seperti pada tahun 2012, atau ditambah dengan lampion-lampion.”Masih akan dibahas dalam rapat panitia berikutnya. Kemungkinan dua media ini akan kita gunakan. Biar lebih menarik,” ungkap dia seraya mengatakan kegiatan tahun lalu mendapat pujian dari berbagai komunitas di luar Kalbar, karena acara tersebut tembus hingga ke tingkat global dan berlangsung sukses. Dalam kegiatan nanti, rencananya panitia juga akan

15

kembali melibatkan sejumlah sanggar seni, komunitas atau klub yang ada di masyarakat. Seperti komunitas sepeda, orari, pencinta alam dan jurnalis. Media hiburan untuk acara selebrasi yang digunakan akan sejalan dengan misi kegiatan yaknimengurangipenggunaan energi listrik. Sasaran lokasi yang diharapkan dapat mendukung kegiatan tersebut, tambah dia, meliputi kantor pemerintah, pusat perbelanjaan, kampus dan sekolah. “Kegiatan Earth Hour rencananya akan dimulai pukul 16.00 WIB hingga 22.00 WIB. Namun untuk kampanye pemadaman listrik akan dimulai pukul 20.30 WIB hingga 21.30 WIB. Biar masyarakat lebih banyak tau, sosialisasi akan kami lakukan jauh hari sebelum kegiatan tersebut kita mulai,” ungkap dia. (*) C

m

Sambungan dari halaman 9

Pasokannya relatif rendah karena umur beberapa mesin diesel sudah tua dan cadangan pembangkitan tidak memadai. ”Kapasitas pembangkit untuk seluruh Kalbar sebesar 415 MW dengan daya mampu 335 MW,” katanya. Jika terjadi kerusakan mesin, lanjutnya, mengakibatkan pemadaman bergilir. Sementara pembangunan PLTD, PLTGB, dan proyek PLTU 10 ribu MW dan PLTU Kalbar 1, 2, dan 3 dengan total kapasitas 255 MW dalam proses penyelesaian. Christiandymenuturkansaat ini tenaga listrik memiliki peranan dalam menunjang pembangunan di segala bidang. Di Kalbar, dengan perekonomian yang cenderung mengalami peningkatan dengan pembangunan mengarah pada proses industrialisasi, diperlukan peningkatan kebutuhan tenaga listrik. Berdasarkan data yang ada, pertumbuhan penjualan tenaga listrik dalam lima tahun terakhir cukup tinggi, yakni 9,1 persen pertahun. ”Diperkirakan akan lebih meningkat dengan dibangunnyapabrikpengolahanmineral, seiring diberlakukannya Perment ESDM Nomor 7 Tahun 2012,” ungkap Christiandy yang menyebutkan rasio elektrifikasi Kalbar juga meningkat dari 57,54persenpada2010menjadi 58,3 persen pada 2011. Berbagai upaya dilakukan untuk mengeleminir kekurangan energi listrik di Kalbar. Pemerintah bersama pemerintah daerahmembangunpembang-

kit listrik tenaga mikro hidro sebanyak delapan unit dengan total 465 KW. Pemerintah juga membangunpembangkitlistrik tenaga surya sebanyak 8.883 unit dengan total kapasitas 444.150 Wp, pembangkit listrik tenaga bayu sebanyak 1 unit dengan kapasitas 2,5 KW dan hybrid 1 unit dengan kapasitas 0,5 KW. Pembangunan ini untuk pemenuhan listrik secara bertahap, khususnya di desa terisolir yang jauh dari jangkauan jaringan PLN. Ia menambahkan untuk memenuhi kebutuhan listrik di perbatasan,PT.PLNPerseroKalbar bekerjasama membeli energi listrik dengan pihak SESCO di Serawak, Malaysia sebesar 600 KW di Badau dan Sajingan 200 KW, yang kemudian akan ditingkatkan menjadi 1.700 KW. ”Rencananya juga untuk Entikong dan Jagoi Babang,” timpal Christiandy. Permasalahan kelistrikan di Kalimantan Barat begitu komplek, terutama dampak yang dirasakan masyarakat. Oleh sebab itu, sebagai forum yang menghimpun potensi serta pemikiran warga, Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) dapat memberikan masukan strategis dan konseptual di sektor ketenagalistrikan kepada Pemerintah Daerah. “Kita siap menampung aspirasi masyarakat dan ataupun permasalahan di lingkungannya terkait dengan kelistrikan. Aspirasi tersebut akan langsung disampaikan kepada PLN untuk dicarikan solusi yang terbaik,” ungkap Ariyanto S, ketua umum MKI Kalbar.

Ariyanto mengatakan, MKI adalah wadah yang dibentuk pada tahun 1998, sebagai forum komunikasi dan kordinasi dan konsultasi segenap pemangku ketenagalistrikan Indonesia. Hal tersebut dilakukan agar terjadi kesinambungan. Sebab kondisi yang ada selama ini, kebanyakan masyarakat hanyamelakukanpembicaraan sampai penyampaian di media terkait permasalahan kelistrikan yang dihadapi. “Jadi kami sebagai wadah sebagai perpanjang tangan masyarakat yang akan menyampaikan langsung permasalahan kelistrikan kepada PLN. Pada saat ini pengurus akan membicarakan lebih lanjut mengenai program yang akan dibuat terkait penyaluran aspirasi warga tersebut,” tuturnya. Dia menjelaskan, MKI sebagai mitra pemerintah juga berfungsi memberikan masukan strategis dan konseptual dalam mempercepat proses kelistrikan, sehingga didapatkan hasil potensi dapat berperan optimal dan efesien. Sebab MKI merupakan mitra Pemerintah Daerah serta sebagai forum stakeholders ketenagalistrikan yang berperan memberi masukan agar kebijakan Pemerintah dan Pemerintah Daerah dapat lebih menjamin sustainabilitas sektor ketenagalistrikan. “Jadi listrik selalu tersedia untuk mendorong perekonomian dan kesejahteraan rakyat, sehingga terjadi sinergi dalam bidang kelistrikan antara pelanggan dengan PLN,” pungkas dia. (uni/wah)

Sampaikan Persoalan Sambungan dari halaman 16

Konsep sebenarnya yakni transmigrasi tidak mesti diperuntukkan bagi warga luar Kalbar,melainkanwargaKalbar sendiri yang menjadi perhatian utama. Tetapi jika dalam pelak-

sanaannya terdapat persoalan seperti yang disampaikan MADN, akan disampaikan kepada pemerintah pusat. Ia menambahkan secara detil persoalan tersebut akan ditangani instansi bersangkutan, yakni Dinas Tenaga Kerja

dan Transmigrasi Kalbar. ”Detilnya seperti apa, nanti Kepala Disnakertrans yang tangani. Detilnya seperti apa, ada di sana (Disnakertrans). Sekarang kepala dinasnya sedang ikut (perjalanan dinas) Gubernur,” ungkap Christiandy. (uni)

Rumah Sakit Koperasi Sambungan dari halaman 16

Menurut Ignatius, dalam PusatLayananUsahaTerpadu terdapat ruang konsultasi, aula atau ruang pelatihan, dan ruang pameran. Nantinya akan direkrut beberapa konsultan. Bagi koperasi dan UMKM yang bermasalah dan mengalami hambatan dalam perkembangan usahanya, bisa berkonsultasi dengan konsultan di sana. Nantinya mereka juga bisa mendapatkan pelatihan sesuai dengan keperluan. ”Misalnya memiliki masalah manajemen, akan diberikan pembinaan dan pelatihan di bidang

manajemen,” jelas Ignatius. Di sana juga tersedia perpustakaan dengan berbagai literatur. Pengelola koperasi dan UMKM bisa mencari informasi maupun membaca pengalaman-pengalaman dalam mengembangkan usaha melalui buku yang disediakan. Selain itu, PLUT juga menyediakan ruang pameran dan data segala jaringan usaha. ”Kami berharap PLUT ini bisa membantu koperasi dan UKM dalam mengembangkan usahanya. Termasuk membantu koperasi maupun UMKM yang bermasalah,” ujar Ignatius.

Ia menambahkan saat ini di Kalbar terdapat sekitar empat ribu koperasi yang tersebar di seluruh kabupaten dan kota. Dari jumlah tersebut, sekitar seribu koperasi bermasalah, diantaranya tidak pernah menyelenggarakan Rapat Anggota Tahunan, tidak punya kegiatan usaha, maupun hanya memiliki plang nama. ”Untuk UMKM ini datanya sulit diperoleh karena tidak terdata secara resmi. Total aset mereka dibawah Rp50 juta. Kedepan kami akan membaut database untuk usaha mikro ini,” ungkapnya. (uni)

Kuliah Gratis Anak Batas Sambungan dari halaman 16

Kalimantan Barat menjadi satu-satunya provinsi penerima afirmatif oleh Dikti tahun ini. Program gratis kuliah S-1 plus biaya hidup untuk lulusan SMA, MA dan SMK di kawasan perbatasam, tertinggal dan terluar Kalbar ini membebaskan para penerimanya untuk memilih 5 Perguruan Tinggi Negeri terpopuler di Indonesia. “Tahun ini Kalbar kelimpahan berkah yang besar. Kita mendapatkan jatah 60 kursi untuk anak-anak di daerah perbatasan, terpencil dan terluar di Kalbar. Dari seluruh Indonesia tahun ini hanya Kalbar yang dipilih dan Untan dipercaya menjadi koordinator program ini,” ungkap Rektor Untan, Thamrin Usman, kemarin (13/3). Lima perguruan tinggi yang menjadi tujuan para penerima beasiswa ini adalah UI, UGM, ITB, IPB dan ITS. Seleksi awal dilakukan

oleh Pemda setempat. Nanti Pemda akan mengirimkan nama-nama siswa yang akan didaftarkan ke program beasiswa penuh ini kepada panitia lokal. “Beberapa waktu lalu kita sudah rapat dengan para kepala daerah, dan mereka siap dengan program ini,” sebutnya. Dikatakan Thamrin, sebelum diberangkatkan ke perguruan tinggi tujuan, para calon mahasiswa ini akan diberi training terlebih dahulu di Untan. “Training itu untuk memperkenalkan mereka dengan budaya setempat, atmosfer perkuliahan, pengenalan dan orientasi, serta hal-hal lain,” ucapnya. “Ini kesempatan betul untuk anak-anak perbatasan. Jalur ini tidak menggunakan tes masuk. Nanti kita yang akan memverifikasi namanama yang dikirim Pemda. Apakah memang layak diikutkan program ini atau tidak. Apakah mereka memang benar-benar tinggal di wilayah

perbatasan atau tidak. Tentu kita tidak berharap program ini tidak tepat sasaran,” jelas Thamrin. Menurut dia, program ini adalah kesempatan emas untuk Kalbar dalam rangka meningkatkan kualitas sumber daya manusia di wilayah perbatasan yang kerap menjadi sorotan. Para penerima beasiswa tersebut dibebaskan dari biaya SPP. Biaya pendidikan di PTN sendiri akan ditanggung oleh Dikti. “Anak-anak perbatasan juga berhak mengenyam pendidikan di perguruan tinggi favorit. Diharapkan mutu pendidikan kita akan meningkat. Oleh sebab itu, kita sebagai masayrakat Kalbar harus mendukung program tersebut,” tandas dia. Dijelaskan Thamrin, program afirmatif sebenarnya sudah dimulai sejak tahun lalu. Namun hanya menyentuh provinsi Papua dan Papua Barat. Tahun ini giliran Untan yang mendapatkannya. (ars)

Bantu Amankan Pemilukada Sambungan dari halaman 16

Kedua, satuan atau perorangan TNI tidak berkampanye atau memberikan bantuan dalam bentuk apapun kepada salah satu kontestan peserta Pilkada. Ketiga, tidak memberikan komentar, atau mendiskusikan maupun arahan apapun tentang kontestan peserta Pilkada pada y

k

prajurit, keluarga ataupun masyarakat. Keempat, tidak menyimpan dan menempel dokumen, atribut maupun benda lain yang menggambarkan identitas peserta Pilkada di instalasi dan peralatan milik TNI. Kelima, Pimpinan TNI di daerah tidak menyambut dan mengantarkan peserta kontestan di wilayahnya.

“Setiap Komandan Satuan harus melaksankan pengawasan dan pengendalian yang ketat terhadap anggotanya atas pelaksanaan Netralitas TNI dalam Pilkada, serta menindak tegas berupa hukuman disiplin terhadap setiap pelanggaran. Sehingga dalam masalah ini prajurit TNI dilarang terlibat kegiatan politik praktis,” pungkas dia. (wah)


metropolis

16

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

teras metro

Rumah Sakit Koperasi PEMERINTAH Provinsi Kalimantan Barat membangun Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT). Kepala Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah Kalbar, Ignatius IK mengungkapkan pusat layanan tersebut merupakan rumah sakit untuk koperasi dan UMKM. ”Tahun ini PLUT secara fisik dibangun. Ini seperti rumah sakitnya koperasi dan UMKM. Lokasinya direncanakan di dekat GOR Pangsuma,” ujar Ignatius di Pontianak, baru-baru ini. Ignatius IK

Ke Halaman 15 kolom 5

transmigrasi

Sampaikan Persoalan PEMERINTAH Provinsi Kalimantan Barat akan meminta masukan dari Majelis Adat Dayak Nasional terkait persoalan penempatan transmigrasi di wilayahnya. Masukan tersebut akan disampaikan kepada Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi. ”Kita akan minta MADN memberi masukan dan jadi usulan. Kalau bisa merusak hutan lindung, sebaiknya jangan. Jangan dipaksakan,”ujarWakilGubernur Kalbar, Christiandy Christiandy Sanjaya Sanjaya di Hotel Mercure Pontianak, kemarin. Christiandy menjelaskan dirinya pernah mewakili Gubernur dalam pertemuan tentang transmigrasi beberapa waktu lalu. Ke Halaman 15 kolom 5

UJI COBA Plang imbauan untuk kendaraan roda enam atau lebih, dilarang melintas di Jembatan Kapuas 1 sesuai hari dan waktu yang ditentukan. Uji coba ini bertujuan untuk mengurangi kemacetan. MEIDY KHADAFI/PONTIANAKPOST

Bantu Amankan Pemilukada P ONTIANAK - Meskipun belum menentukan jumlah pasukan yang akan dikerahkan, TNI siap membantu Kepolisian dan Pemerintah daerah terkait pelaksanaan Pilwako Pontianak yang berlangsung September mendatang. “Hal ini sudah kita buktikan sebelumnya pada Pilkada Gubernur beberapa waktu lalu. Namun jumlah porsenil yang ditetapkan masih belum ditentukan. Kita akan berkoordinasi dengan Kepolisian serta Pemda,” ungkap Pangdam XII/Tpr, Mayjen TNI Ridwan, disela kunjungan ke Graha Pena Pontianak Post, Rabu (13/3). Menurut Pangdam, posisi jajaran TNI dalam membantu polisi mengamankan jalannya Pilkada dilaksanakan sesuai dengan UU TNI No.34 Tahun 2004, yang antara lain disebutkan, TNI

memiliki tugas untuk membantu Polri dan Pemerintah Daerah dalam pengamanan Pilkda. “Ada beberapa point tugas TNI disebutkan di dalam UU dimaksud, salah satunya adalah dalam pengamanan Pilkada,” katanya. Selain itu, Pangdam menegaskan kepada anggotanya untuk tetap teguh dan mengamalkan komitmen Netralitas TNI dalam politik praktis. Sehingga dengan tetap konsisten pada posisi netral, dalam membantu pihak kepolisian mengamankan jalannya pesta demokrasi dapat berjalan maksimal. “Saya perintahkan prajurit TNI untuk menjaga netralitas. Jika kedapatan ada yang melanggar akan ditindak tegas. Netralitas

c

M

y

K

TNI dalam menempatkan diri pada pemilihan pemimpin daerah akan ditunjukkan melalui pengawasan setiap prajurit,” ujar Pangdam. Pangdam melanjutkan, inti dari sikap netralitas TNI dalam Pilkada adalah TNI tidak memihak kepada seseorang calon dan tidak menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada. Beberapa ketentuan lain dalam Sikap Netralitas TNI pada Pilkada adalah Pertama, satuan, perorangan, fasilitas TNI tidak dilibatkan pada rangkaian kegiatan Pilkada dalam bentuk apapun di luar tugas dan fungsi TNI. Ke Halaman 15 kolom 5

Kuliah Gratis Anak Batas PONTIANAK - Universitas Tanjungpura mendapat kepercayaan dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dikti) untuk menjadi koordinator program beasiswa afirmatif. Hebatnya, Ke Halaman 15 kolom 5


Kamis 14 Maret 2013

pro-kalbar Pontianak Post

Perbatasan

Jalan Paralel 2013 ini, Pemerintah Pusat akan men­ gucurkan dana Rp100 miliar lebih untuk pembangunan jalan pararel antar negara di kawasan perbatasan RI-Malaysia. Rencana tersebut disampaikan oleh Kepala Badan Na­ sional Pengelolaan Perbatasan (BNPP) Kabupaten Sanggau, Drs H Syafarani Mas­ tar ketika ditemui disela-sela membu­ ka Rapat Koordinasi Bambang Kustedjo Kawasan Perbatasan yang dihadiri perwakilan BNPP Pusat dan se­ jumlah kepala SKPD di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Sanggau disalah satu hotel di Kota Sanggau, Rabu (13/3). Dana tersebut, menurut pria yang juga men­ jabat sebagai Ketua Badan Amil Zakat (BAZ) Kabupaten Sanggau itu di kelola langsung oleh Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Provinsi Kalbar. “Kalau jalan pararel, dananya dikelola Dinas

Dituding Memfitnah SINGKAWANG – Mantan Walikota Singkawang, Hasan Karman, Rabu (13/3) dipanggil Polres Sing­ kawang. Pemanggilan ini berdasarkan laporan dari salah satu pengusaha yang bernama Alex EM dengan alasan pencemaran nama baik atau fitnah yang disam­ paikan pada 17 Januari 2013 lalu. Ketika dihubungi wartawan, Alex EM membenarkan mengenai laporan yang telah disampaikannya. Dirinya menyebutkan melaporkan Hasan Karman ke Polres karena merasa dicemarkan nama baiknya atau Ke Halaman 27 kolom 1

Karena difitnah dan perbuatan tidak menyenangkan yang dilakukan HK kepada saya. Nanti kita ketemu, dan kita omongkan semuanya.”

Alex EM

Hasan Karman

SUGENG/PONTIANAKPOST

PELUKIS: Beni tetap berkarya di keterbatasannya.

Tak Dibatasi Fisik

TV Kabel

Banyak Tak Berizin DARI 12 profider TV kabel yang ada di Kabupaten Sintang hampir keseluruhannya tidak memiliki izin. Hal tersebut ditegas­ kan Kepala Bagian Informasi dan Komu­ nikasi Sekretaris Daer­ ah (Setda) Sintang AM Hermanto, Rabu (13/3) usai mengikuti sidang Paripurna di DPRD Sintang. “Setahu saya baru satu yang memiliki izin resmi yaitu Multi Mega Media,” kata AM Hermanto pria yang biasa disapa Manto. Padahal menurutnya untuk beroperasi se­ harusnya mereka memiliki persetujuan dari Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) sehingga apa yang disiarkan TV tersebut KPID dapat melakukan pengawasan. “Kalau lembaga penyiaran tidak memiliki izin tentu kita agak sulit melakukan penga­ wasan isi siaranya. Bisa jadi penyiaran yang ada di lembaga ilegal berisi tentang hal-hal yang tak membangun,” tukasnya. Ke Halaman 27 kolom 1

BIDIK

OZY/PONTIANAKPOST

MEROKET: Harga sembako meroket. Bawang merah mencapai Rp85 ribu dan bawang putih Rp100 ribu per kilogram. Kaum ibu pun semakin kewalahan ketika harga wortel menjadi Rp16 ribu per kilogram. Demikian juga harga sayur lainnya.

Bisnis Drum, Penipu Diringkus

Ke Halaman 27 kolom 1

Ke Halaman 27 kolom 1

SINGKAWANG- Enam tangki modifikasi dari kend­ araan jenis truk diamankan Polres Singkawang ketika sedang mengantri di SPBU Kaliasin. Keenamnya ken­ daraan tersebut dinyatakan melanggar Pasal 285 ayat 2 Undang-undang Nomor 22 Tahun 2009, tentang lalu lintas dan angkutan jalan. “Pada Senin (11/3) subuh kemarin, petugas melak­ sanakan operasi terhadap kendaraan pengantri BBM subsidi di beberapa SPBU, biasanya modus menggu­ nakan tangki tidak sesuai standar pabrik atau dimodi­ fikasi,” kata Kapolres Singkawang, AKBP Prianto melalui Kasubbag Humas, IPTU Asep S, Rabu (13/3). Dalam melaksanakan operasi, dikatakan Asep, petu­ gas dibagi menjadi dua tim. Tim pertama menyisir di SPBU Pasir Panjang, dan saat itu tidak ditemukan pelang­ garan. Sementara tim yang mendatangi SPBU Kaliasin, menemukan empat truk dengan tangki modifikasi. Enam kendaraan tersebut, dua berplat kuning, sedangkan lainnya plat hitam. “Ke enam nya sedang mengantri di SPBU tersebut, akhirnya ke enam truk itu diberikan tindakan tilang Ke Halaman 27 kolom 5 OZY/PONTIANAKPOST

PENIPUAN: Pelaku penipuan dan barang buktinya.

Kisah Chung Sen, Tidur Ditumpukan Sampah Selama 3 Tahun

Lapor Pemkot, Minta Agar Dirawat

Zulkarnaen, Singkawang

OZY/PONTIANAKPOST

SINGKAWANG-Warga khususnya ibu ru­ mah tangga sampai membatalkan membeli wortel lantaran harganya naik mencapai Rp8 ribu per setengah kilonya dari harga biasanya yakni Rp10 ribu. Bukan hanya itu, harga kebutuhan lain di pasaran pun juga ikut melambung. Salah satu warga Kelurahan Roban, Leni misalnya. Dirinya hari ini pergi ke pasar untuk membeli kebutuhan memasak, termasuk di­ antaranya wortel. Dirinya pun sempat terkejut ketika melihat harga sayur tersebut naik, dari harga biasanya Rp10 ribu kini menjadi Rp18 ribu persetengah kilonya. “Beberapa hari lalu, saya beli Rp10 ribu masih dapat setengah kilo, tapi sekarang sudah naik, jadi saya tidak membeli wortel,” kata Leni, Rabu (13/3). Plt. Kasi Bina Pasar dan Distribusi Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM Kota Singkawang, Kaspami menye­ butkan beberapa harga kebutuhan memang masih tinggi, hal ini lebih disebabkan kurang­ nya pasokan dari pulau Jawa. “Bawang putih dan merah di tingkat pengecer harganya Rp 23 ribu, harga ini

Enam Truk Gunakan Tangki Modif

NANGA PINOH- Selain berhasil peringkus tiga pencuri, Polres Melawi juga berhasil membekuk seorang penipu, yang menggunakan mobil. Pelaku mengalabui korbannya dengan modus menawarkan barang bekas. Kapolres Melawi, AKBP. S.T. Todingrara mengata­ kan bahwa pada Selasa (5/3), lalu sekitar pukul 13.00 wib telah berhasil membekuk pelaku penipuan atas nama Sy asal Sintang. Pelaku tersebut te;ah menipu korban atas nama Syamsul yang beralamatkan di Sidomulyo, kecamatan Nanga Pinoh. “Tempat Kejadian perkara di PT. Erma jalan provinsi ruas Nanga Pinoh-Kota Baru Km 9,” ungkapnya kepada wartawan. Rabu(13/3) kemarin. M e n u r u t To d i n g r a r a , m o d u s y a n g digunakan,pelaku menawarkan drum bekas milik PT. Erma karena kekurangan dana sebesar Rp2 juta kepada korban. Kemudian korban menyuruh adiknya meminjamkan uang kepada tetangga. “Setelah mendapatk uang Rp2 juta, pelaku menga­ jak korban pergi bersama-sama dengan mengguna­ kan mobil Xenia KB 1688 FA ke PT Erma yang berada di Km 9,” terangnya. Setelah sampai di Camp PT. Erma korban me­ nyerahkan uang kepada pelaku di dalam mobil, terus pelaku menyuruh korban turun dari mobil dan pelaku pergi dengan mobil ke camp, tidak lama kemudian pelaku kembali dan mengatakan kepada korban bahwa pengawas PT. Erma tidak ada

Dimasa tuanya, ketika yang lain berkumpul dengan keluarga dan cucu, tidak dengan Chung Sen. Kakek 60 tahun kebalikannya. Jangankan makan dan kumpul keluarga, teman sehari-hari adalah tumpukan sampah. Di situ semua dilakukan. Termasuk tidur pun beralaskan sampah.

DIKERUK: Harapan warga, agar sungai yang ada dinormalisasi (dikeruk) agar bisa dijadikan lintasan perahu motor.

Buktikan saja, tapi dengan cara elegan jangan dengan cara tidak gentleman. Itu hanya sensasi murahan.­ Saya tidak pernah kenal dengan dia.’’

Sembako Melambung

Pekerja Seni

Ke Halaman 27 kolom 5

17

Hasan Karman Dilaporkan

Ke Halaman 27 kolom 1

KETIDAKSEMPURNAAN fisik, tidak mem­ buat Bani Hidayat minder, apalagi berhenti berkarya. Pria yang punya keahlian melukis tersebut ingin menunjukkan kepada semua orang bahwa keterbatasan fisik, tidak men­ ghalangi dirinya berkarya melalui lukisan. Berkarya melalui seni lukis sudah biasa dilihat dalam beberapa pertunjukkan. Namun, jika pelukisnya adalah orang yang secara fisik memiliki keterbatasan, patut diberikan apre­ siasi yang luar biasa.

3

ITULAH nasib yang dialami Chung Sen di masa tuanya. Kini dia lumpuh dan tak berdaya. Dia tinggal di belakang sebuah ruko pakaian Jalan Sejahtera hanya dite­ mani bau tak sedap. Pontianak Post dibawa oleh seorang warga, Rudi Harjana atau biasa di­ panggil Popo melihat secara langsung

kondisi Chung Sen. Termasuk anggota DPRD Singkawang, Tam­ bok Pardede. Menurut Rudi, sejak tiga tahun kakek Chung Sen tidur ditempat sampah dan tidak ada yang peduli. Warga setempat pun ikut prihatin dengan kondisinya. “Kita terkejut melihat hal itu. Saya sudah tiga kali disini (gudang sampah). Baunya minta ampun. Tapi, karena kemiskinan terpaksa dia bertahan hidup. Kini, dia tak bisa berdiri lagi. Keluarganya ada yang memberi makan. Namun, tak memiliki pekerjaan tetap. Bahkan tinggal dengan warga,” kata Rudi. Dia minta pemerintah kota un­ tuk ambil langkah kongrit. “Sudah kita temukan. Semoga ada kepedulian dari pemerintah. Paling tidak, ada usaha mem­ bawanya keluar dari dalam gudang dan merawatnya. Kita sangat

c

M

y

K

prihatin. Ini juga menjadi tang­ gungjawab pemerintah kota,” kata Rudi. Anggota DPRD Singkawang, Tambok Pardede mengungkapkan keprihatinanya setelah melihat se­ cara langsung Chung Sen tersebut. “Kita lihat ruko depannya sangat bagus. Tak tahunya dibelakang ada orang yang tergeletak sakit,” kata Tambok. Karenanya, dia akan berkoordi­ nasi dengan dinas teknis. Masakan hal seperti ini pemerintah tak mau bantu. Minimal menyelamatkan­ nya. Sudahlah lumpuh, diam di tempat seperti ini. Ini sangat memperihatinkan sekali. “Kan, pemerintah juga belum tahu. Jadi, kita akan beritahu se­ moga jadi perhatian. Paling tidak Ke Halaman 27 kolom 5

ZUL/PONTIANAKPOST

PRIHATIN: Rudi Popo melihat kakek Chung Sen. Tidur di atas tumpukan sampah.


18 AJAKAN

Lestarikan Saprahan PEMUDA Melayu Kalbar (PMKB) menilai di era globalisas ini banyak budaya Melayu yang semakinterkikis.Salahsatunyabudayasaprahan yang saat ini sudah sangat jarang terlihat. Ketua Laskar Pemuda Melayu Kalbar, Iskandar Ismail mengatakan budaya seprahan merupakan budaya Melayu yang sudah mulai pudar. Bagi masyarakat Melayu, tidak hanya di Sambas dan Singkawang saja yang ada tetapi juga di Pontianak. Saprahan dalam adat istiadat Melayu berasal dari kata saprah yang secara harfiah berarti berhampar, yaitu budaya makan bersama dengan cara duduk lesehan atau bersila di atas lantaisecaraberkelompokyangterdiridarienam orang dalam satu kelompoknya. “Tradisi makan saprahan memiliki makna duduk sama rendah berdiri sama tinggi. Prosesi saprahan begitu kental dengan makna filosofis, intinya menekankan pentingnya kebersamaan, keramahtamahan, kesetiakawanan sosial, serta persaudaraan,” ujar Iskandar Ismail, kemarin (13/3). Budaya saprahan ini masih banyak ditemui di daerah pinggiran, terutama pada acara perkawinan tradisional. Para tamu atau undangan biasanya hadir dengan berbaju telok belanga’ atau memakai jas dan sarung. Mereka duduk bersama sama undangan lain di tarup (tempat khusus undangan yang berbentuk bangunan memanjang) secara berhadapan memanjang mengikuti arah tarup. Para pelayan yang membawa saprahan juga memakai pakaian khusus yang seragam. Mereka akan mengatur hidangan yang dibawa dengan urutan tertentu. Setelah itu barulah pemimpin acaraatautuanrumahmempersilakanparatamu untuk makan. Setelah acara makan saprahan selesai,biasanyapemimpintarupyangdinamakan Pak Lebai, membaca doa selawat sebagai tanda bahwa undangan sudah boleh pulang. Seiring dengan perkembangan zaman, budaya makan saprahan ini mulai ditinggalkan karena dianggap terlalu ruwet dan tidak praktis, lantaran untuk acara saprahan tentu diperlukan banyak piring dan gelas serta tenaga pelayan, sehingga orang sekarang lebih senang memakai cara prasmanan yang dianggap lebih praktis. Tradisi saprahan dalam suatu upacara perkawinan khas masyarakat Melayu Sambas biasanya dibuka dengan lagu-lagu ceria, diiringi alat musik tanjidor. Tamu yang boleh duduk di barisan atau sap paling atas hanya mereka yang sudah bergelar haji, hajjah, atau orang yang berilmu. (ars)

KUBU RAYA

Pontianak Post

Kamis

14 Maret 2013

2013, Kebutuhan Investasi Rp2,093 Triliun

MUJADI/PONTIANAK POST

TIKUNGAN MAUT: Tikungan Jalan Ya’ M Sabran, Pontim, dekat Mapolsek Sungai Ambawang, sering terjadi kecelakaan lalulintas. Pada malam hari tempat ini cukup gelap.

Gagal Panen Petani Cabai Protes Developer SUI KAKAP-Pembangunan perumahan yang dilakukan developer di Jalan Pemuda Desa Sungai Rengas Kecamatan Sungai Kakap dengan luas lahan 36 meter kali 360 meter persegi mendapat protes warga setempat. Pasalnya pembangunan perumahan dilakukan tanpa meminta izin warga terlebih dahulu dan akibat proyek itu, tanaman warga, seperti cabe terancam gagal panen lantaran tertimbun tanah. Warga setempat, Edi merasa kesal dengan tindakkan yang dilakukan oleh pemilik tanah Ahmadi alias Jamak yang mengizinkan developer membangun perumahan untuk menjalankan proyek. Padahal warga yang menyewa tanah belum habis waktunya. Menurutnya, untuk mendirikan bangunan bukan begitu caranya, karena seharus-

nya meminta izin terlebih dahulu kepada RT dan warga. “Kita sangat kesal, Jamak mengaku pada warga bahwa tanpa izin dari masyarakat pun dirinya bisa mendirikan bangunan di lokasi tersebut,” katanya, kemarin. Membuat warga kesal, lanjut dia, akibat tindakan pengembang perumahan itu tanaman sayur, seperti padi, cabai habis tertimbun tanah. Rencananya untuk menolak kegiataan pengembangan perumahan itu, warga akan memberhentikan kegiataan pengembangan perumahan itu. Jika masalah belum dapat diselesaikan tentunya jangan berharap warga akan memberikan izin. Dia menegaskan, warga menuntut si pemilik tanah maupun yang bertanggungjawab atas pengembang perumahan untuk bermusywarah kepada warga agar dapat melakukan ganti rugi kepada pemilik tanaman serta penyelesaian bagaimana jalan yang dilintasi truk pengangkut bahan bangunan yang telah merusak jalan umum. “Kita sangat menyayangkan kenapa permasalahan ini sampai ribut-ribut

barulah si pemilik tanah sibuk mengurus izinnya. Sebelumnya juga minta izin kepada RT tapi salah alamat. Kasus ini sudah kita laporkan ke pihak desa, kecamatan serta bupati,” ucapnya. Sementara itu, petani Cang Muklim mengatakan dirinya tidak tahu dan belum ada yang memberi tahu baik dari pemilik tanah dan develover bahwa tanah yang disewa sudah 10 tahun tersebut akan didirikan perumahan. Ia pun sangat menyayangkan tindakkan developer maupun pemilik tanah yang semena-semena terhadap warga yang telah lama menyewa tanahnya. “Padahal masa sewa tanah masih menyisakan tiga bulan lagi. Seharunya pemilik tanah tunggu kami panen. Kami akan menuntut ganti rugi karena tiap tahun kita bayar sewa tanah,” tuturnya. Dia menegaskan, warga yang bercocok tanaman di tanah tersebut tidak menuntut banyak, yakni hanya mengganti rugi sesuai apa yang telah dirusak oleh pihak pengembang perumahan. Lebih baik, penyelesainnya dilakukan secara kekeluargaan. (adg)

SUNGAI RAYA-Pemerintah Kabupaten Kubu Raya memproyeksikan kebutuhan nilai investasi pada tahun 2013 mencapai Rp2,093 triliun. Menurut Kepala BPMPT Kubu Raya, Maria Agustina angka itu telah tertuang dalam Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD). Perhitungannya rata-rata menggunakan ICOR yang dihitung Bappeda sehingga dapat diketahui berapa target yang dicapai untuk pertumbuhan ekonominya. “Ini dilakukan oleh kabupaten/ kota di Kalbar,” katanya, kemarin. Untuk Kabupaten Kubu Raya, lanjut dia kebutuhan nilai investasinya pada tahun 2013 sekitar Rp2,093 triliun. Angka ini untuk mencapai pertumbuhan ekonomi 5,51 persen. Dimana sumber investasi bisa dari investasi swasta seperti dari Penanaman Modal Asing (PMA) atau Penanaman Dalam Negeri (PMDN). Selain itu, perhitungan investasi termasuk dari pemerintah yang tertuang dalam APBD seperti dari sektor perdagangan dan jasa. Melihat dari perkembangan pembangunan di Kabupaten Kubu Raya yang semakin pesat, Maria optimis target proyeksi investasi tersebut bakal tercapai. “Kendala yang kita dihadapi adalah pendataan yang belum valid dan akurat,” ucapnya. Untuk meningkatkan dan mengantisipasi, dia menambahkan pihaknya terus melakukan berbagai upaya dengan cara meningkatkan pengendalian seperti pengawasan, pembinaan serta penertiban terhadap para pelaku usaha. Menurutnya, pelayanan terpadu yang dikoordinir BPMPT akan terusmelakukan berbagai upaya agar nilai investasi terus meningkat. Antaralaindenganmemberikankemudahan dalam pengurusan berbagai perizinan. Mulai dari tenggang waktu, biaya maupun menghapus jalur birokrasi yang bertele-tele. Dia menjelaskan dengan memberikan kemudahan dalam pengurusan perizinan dan menghapus jalur birokrasi yang berteletele itu akan membuat investor tidak merasa kekhawatiran maupun ketakutan ketika akan mengurus izinya. Sehingga dengan demikin, tentu dampak yang akan ditimbulkan adalah, perkembangan dunia usaha akan semakin berkembang. “Untuk mendukung itu saat ini Perda Penanaman Modal sedang digodok antara legislatif dan eksekutif. Dengan demikian investasi di Kubu Raya memiliki payung hukum yang jelas dan terarah,” terangnya. (adg)

Juara 1 Kategori B dan C Kejuaraan Catur PONTIANAK—Pertandingan catur kemarin kategori junior putra B dan C di juarai Percasi Kabupaten Kubu Raya. Pertandingan itu memperebutkan piala KONI Kalbar ke 2 tahun 2013. Hal ini disampaikan, Ahmad Johor, Perlengkapan Percasi Kabupaten Kubu Raya, Selasa (12/3). Ahmad mengatakan kategori juara 1 junior Putra B, Kamal Sayah. Kemudian juara 1 junior putra C Dony. Kedua generasi muda catur asal Kubu Raya ini, dikatakannya sangatlah berbakat. Berbagai juara sering direbutnya disetiap event catur di tingkat Kalbar. “Pada dasarnya, pemain catur berpo-

tensi di Kubu Raya banyak. Tapi mereka jarang aktif latihan. Pada dasarnya atlet catur di setiap kecamatan ada semua. Dikarenakan jarak latihan jauh,” ungkapnya. Percasi Kubu Raya atlet catur 13 orang aktif. Hal ini sangatlah sedikit. Selama ini, fasilitas latihan catur kurang mendukung. Seperti halnya jam catur standar nasional belum punya. Selain itu juga belum pernah Percasi Kubu Raya menggelar pertandingan. “Harapannya Pemerintah Kabupaten Kubu Raya memperhatikan cabang olahraga. Bukan hanya olahraga catur, tapi cabang olahraga lainnya. Kemudian

saya ucapkan termakasih kepada, M Nuh Syaiman, Ketua Umum Percasi Kubu Raya. Serta sekretaris umum, Tohajdi. Serta para orangtua atlet yang telah mendukung,” pungkas Ahmad, tinggal di Jalan Norul Huda Gg, H Saleh II Kubu Raya. Muhamad Kamalsyah (14) merupakan juara 1 kategori junior putra B di pertandingan catur kemarin. Setiap pertandingan yang diikutinya dirinya selalu mendapatkan juara. “Juara pertama ini skornya full point, tujuh babak. Selama ikut bertanding semuanya pernah dialaminya. Mulai dari juara 1, juara II dan Juara III,” imbuhnya. (irn)


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

PENYULUHAN

Gandeng Pertamina RABU (13/3) pagi kemarin, Dinas Pendidikan Kabupaten Landak bersama dengan Pertamina menggelar penyuluhan nerkoba yang diperuntukkan bagi para pelajar yang ada di Kabupaten Landak yang dipusatkan di SMA Negeri 1 Ngabang. Hal tersebut dilakukan sebagau upaya antisipasi terhadap penggunaan narkoba, terutama di kalangan anak muda. Asisten Bidang Pemberdayaan SDA, Mohtar membacakan sambutan Bupati Landak, Adrianus Asia Sidot. Dalam sambutannya, Pemkab Landak menyambut baik terselenggaranya acara penyuluhanbahayapenyalahgunaannarkobaini. Jongki yang mewakili Kepala Dinas Pendidikan Landak dalam kata sambutannya mengatakan, penyuluhan bahaya narkoba psikotropika dan zat adiktif (napza/ narkoba) bagi pelajar SMA dan SMK se kota Ngabang ini akan dilaksanakan di dua tempat yaitu di Kecamatan Ngabang dan Kecamatan Mempawah Hulu. Sekolah merupakan elemen dasar bagi terciptanya generasi muda yang sehat, cerdas dan bermutu. Sehingga dibutuhkan lingkungan pendidikan yang sehat, antara lain terciptanya sekolah tampa asap rokok, tampa alkohol dan tampa narkoba. (sgg)

PINYUH - NGABANG

Buka Pendaftaran Cakada

HAMDAN/PONTIANAKPOST

SEPI: Pelabuhan Kuala Mempawah yang nihil kapal luar sandar. Daeng Syarifudin menilai bahwa Kijing lebih layak menjadi pelabuhan nasional. (berita bagian lain halaman ini).

Pasar Tradisional Diresmikan Agustus MEMPAWAH— Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi UKM, Pertambangan dan Energi Kabupaten Mempawah membantah apa yang dikatakan Ilyas, salah seorang pedagang sembako. Demikian diteH Darwin SE gaskan H Darwin SE MM Kadis Perindagkoptamben didampingi H Ibnu Idham Kasubag Perencanaan dan keuangan kepada Radar Pinyuh kemarin. Dijelaskan, hasil rapat yang di-

19

laksanakan 28 Februari 2013 lalu, para pedagang yang hadir pada umumnya sudah memahami dan menegerti. Dijelaskan, berdasarkan petunjuk dari KementerianPerdaganganRIdanhasilrapat tim koordinator pembangunan pasar Sebukitramayangdilaksanakan11Pebruari 2013 serta hasil sosialisasi kepada para perwakilan pedagang 28 Pebruari 2013, maka dengan ini diberitahukan bahwa, sepertikitaketahuibahwapembangunan pasar Tradisional Sebukit Rama dilakk sanakandalamduatahap,untukpertama sudah selesai dilaksanakan pada tahun anggaran 2012 dan untuk tahap kedua akan dilanjutkan pada tahun 2013. Sesuai arahan dari Kementerian Perr

dagangan RI dan hasil rapat koordinasi maka penempatan pedagang baru akan dilaksanakansetelahselesaipembangunan lanjutan tahap kedua. Hal tersebut untuk menghindari terjadinya kerusakan sebelumdiresmikanolehMenteri Perdagangan pada bulan Agustus 2013 mendatang. Selama proses pembangunan lanjutan berlangsung para pedagang tidak diperkenankan, menempati/berjualan di lokasi pasaryang sudah dibangun pada tahappertama.Berjualansepanjangjalan masuk dan jalan keluar. Kepadaparapedagangyangmenempat kios dan los yang akan dibangunkan tempat penampungan sementara (TPS) yang lokasinya telah ditentukan oleh tim.

Pada prinsipnya pemerintah Kabupaten sama sekali tidak bermaksud untuk merugikan para pedagang untuk itu diminta pengertian para pedagang agar mentaatiketentuanyangtelahditetapkan demi kelancaran, ketertiban pembangunan untuk kita bersama. Dalam pertemuan yang difasilitasi oleh Kabid Perdagangan yang dipimpin asisten II, telah menyepakati oleh peserta yang hadir. “Jadi, semua yang hadir sudah sepakat dan para pedagang memahami hal itu,” jelas mereka. Pada dasarnya, rencanapembangunantahapkeduatidak masalah. Menyangkut belum ditempatinya bangunan abrus esuai petunjuk dari Kemendag Republik Indonesia. (ham)

MEMPAWAH- DPD PAN Ka- sung kepada tim penjaringan. bupaten Mempawah membuka “Kami juga melarang (tidak proses penjaringan calon kepala boleh-red) saat pengembalian daerah (cakada) periode 2013- formulir, tim penggusung men2018. Penerimaan pendaftaran gadakan acara arak-arakan atau itu dimulai Senin 18 hingga 28 kegiatan lainnya disaat pengemMaret 2013 di sekretariat DPD balian formulir,” warningnya. PAN Jalan Dr Rubini komplek Sedangkan untuk koaliasi lanjut ruko no 2 Mempawah. Ridhuan yang tergabung dalam “Pendaftaran dibuka un- FraksiGolkar,HatiNuraniRakyat tuk umum dan bukan dari dan Amanat Nasional (Gohan) kader saja,” kata Riditu menegaskan, tidak wan Ismail SH, Ketua adabatasandanketenDPD PAN didamptuan tertentu. ingi sejumlah penMenurut dia, kagurus partai dan tim lau kita mempunyai penjaringan. Ridwan hubunganbaikdengan yang juga anggotaDbanyak parpol sudah PRD Mempawah itu tentu memudahkan menjelaskan, maksud untuk memenangkan dibukanya pendaftPilkada di Kabupaten aran itu memang unMempawah. tuk menjaring balon PAN menyadari, kada untuk mendaft- Ridwan Ismail hanya dengan tiga arkan diri. kursi hasil pemilu 2009 tentu “Jadi, bisa saja tokoh dari belum bisa mengusung secara luar kader PAN atau kader yang langsung cakada tanpa harus memilikitingkatelektibiltasyang berkoalisidenganparpollainnya tinggi bisa jadi yang diusung parr di daerah ini. tai. Tujuannya, untuk mencari Ridhuan yang juga wakil yangbaikdariyangterbaik,”ulas- Komisi C DPRD Mempawah itu nya. Untuk persyaratan Ridhuan mempersilakan kandidat balon mengaku tidak ada yang khusus untuk mendaftarkan. Namun dan secara umum saja, seperti harus tetap mengikut mekanyang dipersyaratkan dalam UU isme dna aturan main yang ada No 32 tahun 2004 tentang perr dalam PAN itu sendiri. syaratan pengajuan pasangan Ditegaskan, para bakal calon calon kepala daerah dan wakil yang nantinya terjaring akan kepala daerah sebagaimana diseleksi dan diverifikasi oleh diubah terakhir dengan UU no tim Pilkada DPD PAN. Kemu12 tahun 2008 jo peraturan KPU dian hasilnya dilaporkan ke tim no 13 tahun 2010 serta peraturan Pilkada DPW PAN kalbar. organisasi PAN. “Keputusan final pasangan Ridwan menambahkan, cakada berada di DPW PAN. Sepengambilan formulir bisa di- mentara DPP PAN akan mengewakili. Tapi saat pengembalian sahkan dan menetapkan,” becalon harus menyerahkan lang- bernya. (ham)

Pelabuhan Dwikora Dinilai Daeng Syarifudin Hampir Penuh SAY AYA lahir tahun 1950. Banyak kenangan indah mulai dari massa kanakkanak. Mandi di sungai Mempawah, Desa Antibar. Bermain gelombang saat kapal kayu lewat dan berlabuh di Kelurahan Terusan, seberang masjid Jamiatul Chair Keraton Amantubillah Mempawah. HAMDAN ABUBAKAR SUI PINYUH

SEKELUMIT tulisan Drs H Daeng Syarifudin mantan Plt Sekda serta alumni APDN

bercerita, kalau masa itu di Kuala Mempawah sering bersandar Perahu Bugis dan perahu Madura. Namun tahun 1970 keatas tidak ada lagi perahu berlabuh. Demikian pula kapal pak Ahai tidak pernah melintas lagi di Sungai Mempawah. Daeng Syarifudin yang juga Ketua MKSS melihat, kini pelabuhan Dwikora Pontianak hampir penuh, ditambah lagi posisi letaknya di sungai. Karena tidak langsung dipinggir laut. Maka besar kapal yang masuk juga terbatas karena alur yang tidak bebas. Kabupaten Mempawah, nilai mantan Asisten Tata Praja Setda itu,

setelah pemekaran kabupaten tidak lagi menjadi wilayah produsen atau penghasil. Tetapi lebih ideal sebagai wilayah penyedia fasilitas pelayanan umum. Karena posisinya yang strategis dan memiliki akses transportasi beberapa daerah. Dia minta kembalikan sejarah tempo dulu, di Kuala Mempawah pernah tersedia pelabuhan kecil. Sekarang sudah dilaksanakan pembanguann pelabuhan yang perlu ditindaklanjuti dan di kembangkan. Jangan hanya ada kegiatan pada acara robo- robo dilokasi pelabuhan. Menurut kajiannya, untuk mengantisipasi

produksi skala besar sektor pertambangan dan perkebunan Kalbar, sudah harus disiapkan pelabuhan samudera. Mengingat keterbatasan pelabuhan dwikora Pontianak. “Sangatlah tepat gagasan membangun pelabuhan di pantai Kijing,” paparnya. Dengan kondisi dan potensi kabupaten Mempawah saat ini, sebagai wilayah penyedia fasilitas pelayanan umum. Maka sangatlah tepat jika pembangunan pelabuhan merupakan program utama yang menjadi unggulan kabupaten. Demikian pula pelabuhan udara untuk kegiatan bisnis, dapat dialokasikan dibagian

pantai Kecamatan Jungkat atau Segedong. Secara teknis layak untuk mendarat dan naik pesawat ke dan dari pinggir laut.Pelabuhan udara Supadio yang sekarang dijadikan pelabuhan khusus angkatan udara penyedia fasilitas perang. Menyikapi keterbatasan APBD Daeng Syarifuddin mantan birokari itu memberikan prinsip perencanaan pembangunan haruslah melalui pola ungguan wilayah mealui konsen, Saka sakti, satu kabupaten satu kompetensi inti. Saca Sakti, satu Kecamatan satu kompentensi inti dan Sada Sakti, satu desa satu kompetensi inti. (*)


20 JELANG UN

Tinggal Tiga Pekan UJIANNasional(UN)tidaklamalagi,siswaSMA diKotaSingkawangmemilikiwaktutigapekanuntukmempersiapkandiri.Sebelumnyasiswasudah mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) dan saat ini mereka akan mengikui Ujian Praktik. “Para siswa memilikiwaktutigapekanuntukmenginstesifkan belajar dalam menghadapi ujian nasional,” kata Wakil Kepala (Waka) Kurikulum SMA NEgeri 2 Kota Singkawang, Siti Nurul Khatimah, kemarin. Sebelumnya, kata Nurul, para siswa sudah mengikuti UAS yang kemudian dilanjutkan dengan ujian praktik selama empat hari, yang dimulai pada 13 Maret 2013. Setelah ujian praktik berakhir, siswa memiliki waktu lebih fokus selama tiga minggu menjelang UN. Dalam waktu tiga pekan itu, kata Nurul, persiapan yang dilakukan sekolah untuk siswa hanya terfokus pada mata pelajaran yang di-UN-kan. Untuk masing-masing dari mata pelajaran yang di-UN-kan, maka jam belajarnya akan ditambah. “Jadi mata pelajaran yang ditambahnya, hanya difokuskan mata pelajara yang di-UN-kan,sepertimatematika,karenamasihsulit dihadapi siswa,” kata dia. Sementara itu, Kepala Bidang (Kabid) Pendidikan Menengah (Dikmen) Dinas Pendidikan Kota Singkawang, Andi Nasrullah mengatakan ada 2.817 siswa SMA sederajat akan mengikuti UN 2013 yang dilaksanakan 15-18 April mendatang. “Untuk SMA/MA 1.601 siswa, SMK 1.215 siswa dan SLB 1 siswa,” katanya. (mse)

SINGKAWANG

Pontianak Post

14 Maret 2013

Kadis Budparpora Borong Tiket

Jasa Raharja Sediakan Doorprize JSS SINGKAWANG-PelaksanaTugas Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kota Singkawang, Lies Andari memborong tiket untuk mengikuti Jalan Sehat Spektakuler Pontianak Post, yang berlangsung 24 Maret pukul 06.00 WIB mendatang. “Kita sangat mendukung kegiatan tersebut. Apalagi, ini adalah bagian dari olahraga,” kata Lies, kepada Pontianak Post, kemarin. Lies akan membagikan tiket tersebut kepada seluruh pegawainya untuk ikut hadir. “Selain memang adalah bagian dari bidang kita, kita ingin pelaksanaan kegiatan tersebut sukses,” kata Lies. Sejumlah pegawai Bud-

parpora Singkawang menyatakan siap untuk mengikuti jalan sehat tersebut. “Mudah-mudahan kami yang dapat rumah,” kata seorang pegawai. Sementara itu, Kepala Perwakilan Jasa Raharja Singkawang, Muhammad Noor mengatakan, ikut ambil bagian dari kegiatan tersebut. “Kita sejak lama sudah bermitra dengan Pontianak Post. Kegiatan yang diusungnya tentu kita dukung. Saya beli tiket, dan menyerahkannya kepada pegawai yang ingin ikut,” kata Noor, di ruang kerjanya. Menurut Noor, selain membeli tiket, dia juga akan menyediakan doorprize bagi peserta. “Kita juga

menyediakan doorprize. Siapa yang ikut memiliki kesempatan yang sama untuk bisa memperoleh doorprize dari kita, dari panitia dan memperoleh sebuah rumah di Pontianak yang disediakan oleh Pontianak Post,” kata Noor. Koordinator Penjualan Tiket JSS Pontianak Post, Uddin Alsani mengakui, setiap hari warga berdatangan ke Kantor Pontianak Post, Jalan Gunung Raya nomor 15 membeli tiket. Bila mereka membeli lebih dari sepuluh tiket, pihaknya mengantarkannya secara langsung. “Beberapa kali sudah kita antar tiket itu. Mereka membeli untuk keluarga besar mereka. Seperti Ibu Yus.

IST/PONTIANAK POST

SIAP: Dukungan terhadap pelaksanaan JSS terus mengalir hingga kemarin.

Seorang bidan yang tinggal di Jalan Veteran Gang Masjid. Mereka membeli belasan tiket, kemudian kita antar,” kata Uddin Alsani. Uddin Alsani mengajak seluruh masyarakat

untuk mengikuti kegiatan tersebut. “Selain bermanfaat, tentu bisa ditunggu-tunggu. Mungkin saja hadiah doorprize itu jatuh ke tangan Anda,”kata Uddin Alsani. (*)

Wali Kota Ragukan Data BPS

DPRD

Kunjungan DPRK Aceh Tamiang DPRK Kabupaten Aceh Tamiang saling bertukar informasi dengan SKPD Kota Singkawang dalam kegiatan Kunjungan Kerja (Kunker) DPRK Kabupaten Aceh Tamiang yang dilaksanakan di Balai Rung Kantor Wali Kota, Rabu (13/3). Ketua Komisi C DPRK Kabupaten Aceh Tamiang, Saiful Sofyan mengatakan tujuan anjang sana ke Kota Singkawang selain untuk bersilaturahim, ke Kota Singkawang ini dalam rangka ingin mencari atau sharing tentang pelaksanaan pemerintahan di kota ini. “KalaunantiadayangsangatsangatbaikmungkindapatkamicontohdanterapkandiKabupaten AcehTamiang,”kataSaiful.AsistenPerekonomian, SetdaKotaSingkawang,ArmanSuyono yangmenerimalangsungKunkertersebutjugamemberikan ekspostentangKotaSingkawang.Diamenjelaskan tentang selayang pandang berkenaan dengan profil kota singkawang. “Kalau dua daerah mempunyai potensi yang sama, kemudian kita adakan perbandingan terhadap hal-hal yang spesifik yang mungkin salah satu daerah lebih baik, itu yang baru betul menurut pendapat saya,” kata Arman. Acara yang dihadiri olah SKPD di lingkungan Pemerintah Kota Singkawang beserta undangan lainnya dilanjutkan dengan kegiatan diskusi atau dialog antara DPRK Kabupaten Aceh Tamiang dengan SKPD Pemerintah Kota Singkawang untuk salain bertukar informasi mengenai potensi daerah masing-masing. (fah)

Kamis

OZY/PONTIANAK POST

MODIF: Polres Singkawang mengamankan tangki modifikasi pada enam truk yang sedang mengantri di SPBU Kaliasin. Berita selengkapnya baca halaman 17.

Warga Protes Rencana Liga Pedagang SINGKAWANG-Warga Gang Bhakti Jalan GM Situt Singkawang Barat memprotes rencana akan digulirkannya Liga Pedagang yang menggunakan tanah lapang di samping gang tersebut. Menurut Chai Ket Khiong, sejumlah warga mulai protes dan resah karena akan berlangsungnya Liga Pedagang di tanah yang sempit. “Kita tidak memprotes kegiatan sepak bola Liga Pedagangnya. Silahkan saja. Tapi, yang jadi masalah terletak pada lokasi yang akan digunakan. Masak,tanahkosongakandigunakan oleh mereka. Itu bukan lapangan sepak bola. Selain itu, ketika terjadi

keributan, pasti yang akan menjadi korban adalah warga setempat,” kata Akiong yang diminta oleh warga Gang Bhakti untuk melakukan protes kemarin. Selain itu, panitia sudah mendirikan tribun untuk penonton. “Ada rumah warga yang berusaha gunting rambut tidak bisa dibuka. Panitia seenaknya saja membangun tanpa memperhatikan kondisi warga sekitar,” kata Akiong memprotes. Selain itu, bisa saja ketika berlangsung pertandingannya, bola keluar lapangan dan terkena pengendara. “Bola bisa saja keluar karena tendangan pemain. Bila bola itu men-

gena pengendara yang membawa anaknya, kemudian terkena bola dan terjatuh, siapa yang bertanggungjawab,”katadia.Wargasetempat, kata Akiong, minta kepada Pemerintah Kota Singkawang untuk tidak memberi izin lokasi berlangsungnya sepakbola tersebut. Warga juga minta kepada Polres Singkawangagartidakmengeluarkan izin keramaian. “Polisi pasti tahu kajiannya. Kita sudah punya Stadion Kridasana. Disana sudah ada tempat bermain bola. Ukuran luas lapangan standar nasional. Kalau disana mereka bermain, tentu kita mendukung,” kata Akiong. (zrf)

Peran Sekdes Kelola Arsip SINGKAWANG-Sekretaris desa memegang peranan pentingdalammengelolaarsipnegara. Demikian yang diungkapkan Wali Kota Awang Ishak saat membuka Diklat Teknis PengelolaanArsipPerbatasanuntuk Sekdes dan Sekretaris Lurah daerah perbatasan se-Kalbar di Hotel Mahkota Singkawang, Selasa (12/3) malam. Karena itu, lanjut Awang, sekdes diminta untuk tidak bermain-main dengan masalah kearsipan, karena dapat menimbulkan polemik. Apalagi, lanjut dia, arsip itu menyangkut masalah hukum, sejarah dan keputusan kenegaraan. “Sebagai dokumen penting, arsip perlu dikelola dengan baik, jika tidak maka bisa membuat celaka,” kata Awang Ishak. Di

tempat terpisah Kepala Arsip Nasional RI HM Asichin menyebutkan, pemerintah desa dianggap sebagai ujung tombak dari pemerintah. “Tidak hanya pemerintah pusat, tapi juga pemerintah provinsi, tingkat kabupaten atau kotamadya,” kata Asichin. Karena itu, tambah dia, penting bagi pemerintah desa untuk menjaga arsip, sebagai bentuk administrasi di pemerintahan terbawah. “Penertiban administrasi desa perlu dilakukan, seperti pengelolaan dokumen desa, tanah-tanah desa, jadi sertifikat, semuanya mesti dikelola dengan baik. Begitu juga dengan aset desa yang lain yang perlu dijaga,” jelasnya. Menurut Asichin dipilihnya daerah perbatasan, sebagai upaya untuk mem-

bangun karakter bangsa. “Kita bangga sebagai bangsa Indonesia, NKRI berkibar dan ini mesti kita pupuk dan kembangkan melalui program ini, khususnya di daerah perbatasan,” tambahnya. Disinggung mengenai kebutuhan Arsip, ia mempersilahkan jika memang ingin mengetahui namun harus disertai dengan surat. Diperbolehkannya untuk mengetahui kearsipan itu karena berdasarkan UU Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. “Silahkan datang, bawa surat, karena berdasarkan UU Keterbukaan Informasi Publik. Tetapi tidak semua terbuka karena ada dokumen tertentu yang harus dilindungi,” pungkasnya. (mse)

SINGKAWANG- Wali Kota Awang Ishak mengakui bahwa dirinya tak yakin dengan pendataan yang dilakukan BPS (Badan Pusat Statistik). Dia mengatakan semestinya pendataan dilakukan oleh para RT. Ketidakyakinan Wali Kota tersebut memang cukup beralasan. Apalagi ada sejumlah ketua RT yang mengomentari pendataan BPS. Mereka juga sempat menemukanadanyapetugasyangtak dilengkapi surat keterangan. Menurut Wali Kota, para ketua RT memang yang paling mengetahui kondisi warganya. Termasuk kondisi perekonomiannya. “Ke depan, bisa saja kita melalui RT mendata sendiri, artinyakriteriayangdipakaiBPS, kita gunakan. Baik untuk program Jamkesmas dan Raskin, dan juga pendataan lainnya di antaranya rumah tidak layak huni, WC di rumah warganya, dan itu bisa dilakukan oleh RT yang tahu tentang kondisi warganya,” kata Awang Ishak, Rabu(13/3)ketikadiKecamatan Singkawang Barat. Carut marut pendataan BPS juga dikomentari oleh salah seorang ketua RT. Dia mengaku hanya menerima satu orang petugas yang melakukan pendataan dan bukan sebuah tim. “Imbauandaripemerintahpusat kan pendataan dilakukan oleh tim. Tapi yang datang ke tempat kami hanya satu orang perempuan saja, terlebih makin parah lagi saat ditanya surat tugas dia tidak bisa menunjukkan nya,” kata Junaedi, ketua RT yang juga saat itu berada di Kantor Camat Singkawang Barat. Junaedi mengatakan dengan tidak seriusnya pendataan yang dilakukan, baik untuk program Jamkesmas maupun Raskin, bisa dirasakan sekarang ini. Seperti halnya di wilayahnya, di mana Raskin masih belum tepat sasaran. “Masak mantan Anggota Dewan masih dapat raskin, artinya bukan yang benar-benar menerima mendapatkannya,”

katanya. Ini berlaku pula dengan pendataan penerima program Jamkesmas. Dikatakannya, masih banyak orang yang seharusnya tidak menerima tetap mendapatkan kartu Jamkesmas. “Orang yang benar-benar miskin hanya sebagiankecilyangdapat,karena ada yang memiliki kendaraan rodaempatmasihmendapatkan kartu jamkesmas, orang yang punya usaha juga masih masuk Jamkesmas,” katanya. Protes Keras Sejumlah Ketua RT memang memprotes pernyataan dari BPS Singkawang soal pendataan penduduk miskin. Mereka sama sekali tidak pernah dilibatkan dalampendataan,sehinggadata warga miskin penerima raskin dan jamkesmas menurun dratis. “Kita tidak pernah dilibatkan dalam pendataan penduduk. Hanya membuat komentar di koran tapi tidak ada buktinya. BPS itu pembohong besar,” kata HarunAS,ketuaRTdiKelurahan Jawa, Singkawang Tengah. Menurut dia, ketika beraudensi di DPRD sudah diungkapkanhaltersebut.“KepalaBPS kala itu tak berkutik. Seenaknya sajamembuatpernyataan. Nanti saya akan bicarakan ke ketua RT lainnya, agar BPS minta maaf kepada ketua RT. Tak boleh dibiarkan, pejabat seperti itu,” kata Harun berang. Sementara itu, Pemerhati Sosial Pembangunan Kota Singkawang, Muhammad Firdaus mengatakan, apa yang diungkapkan Kepala Seksi Statistik BPSKotaSingkawang,Dariyanto tidak menggambarkan seorang pegawai BPS yang memahami pendataan. “Mungkin dia pegawai kemarin sore yang diangkat menjadi kepala bidang. Masak, ngomong tidak tahu data PPLS (program perlindungan sosial) 2011 akan digunakan untuk program raskin, jamkesmas atau PPH,” kata Firdaus, kemarin terpisah. (fah/zrf)


Pontianak Post .DPLV 0DUHW

7(5,*$6

Menjadi Lima Dapil

+

KETUA 42.7. *2.1.-&3 $292 $ &'95&8*3 "&2'&7 "9&.' 2*3,93,0&50&3 '*6)&7&60&3 *59897&3 42.7. *2.1.-&3 $292 $ 4246

587 $ #&-93

8*68&3,,&1 &6*8

8*60&.8 5*3*8&5&3 )&*6&3 5*2.1.-&3 )&3 /921&- 0967. &3,,48& )*;&3 5*6 ;&0.1&3 6&0<&8 )&*6&- ! 0&'95&8*3 048& )&1&2 *2.1.-&3 $292 2*3*8&50&3 &'95&8*3 "&2'&7 2*2.1.0. 1.2& )&*6&- 5*2.1.-&3 )&5.1 = *3,&3 &)&3<& *59897&3 $ 597&8 .3. 2&0& )&1&2 ;&089 )*0&8 0&2. &0&3 2*3747.&1.7&7.0&3 *59897&3 $ .3. 0*5&)& 5&68&. 541.8.0 )&3 5*2&3,09 0*5*38.3,&3 )&1&2 ;&089 )*0&8 $3890 0*8*6&3,&3 1*'.- 1&3/98 7.1&0&3 093/93,. website $ 97&8 ? 93,0&5 "9&.' ).)&25.3,. 7*1969- &3,,48& $ &'95&8*3 "&2'&7 0*5&)& 046&3 .3. !&'9

). "*06*8&6.&8 $ &'95&8*3 "&2'&7 &1&2 " $ 97&8 8*67*'98 ).5&5&60&3 ).& '&-;& &5.1 "&2'&7 2*1.598. "&2'&7 "*/&3,093, "9'&- "& /&) )&3 "*'&;. )*3,&3 &140&7. 0967. *29).&3 &5.1 2*1.598. #*'&7 )&3 #*0&6&3, )*3,&3 &140&7. 0967. &5.1 2*1.598. *2&3,0&8 "*1&0&9 "*25&690 "& 1&8.,& )&3 "*1&0&9 #.296 )*3,&3 &140&7.

0967. &5.1 % 2*1.598. &;&. )&3 &;&. "*1&8&3 )*3,&3 &140&7. 0967. "*)&3,0&3 &5.1 % 2*1.598. #*190 *6&2&8 &14- "&/.3,&3 *7&6 &1.3, )&3 #&3,&6&3 )*3,&3 &140&7. 0967. = &). )&6. " .3. 2*2&3, &)& 5*69'&-&3 3&2& )&5.1 &293 &140&7. 0967. 7*8.&5 )&5.1 8*8&5 )&3 .3. 79)&- 2*3/&). 0*;*3&3,&3 $ 97&8 ? 93,0&5 "9&.' (har)

7,/,.

Jangan Terpusat di Jawa PARA 5*3,97&-&& <&3, 8*6,&'93, )&1&2 .2593&3 & ;&7&3 3)9786. 3)43*7.& 2*3)*7&0 5*2*6.38&- 8.)&0 -&3<& 8*6+4097 5&)& &;& 7&/& *6*0& 2*3)*7&0 5*2*6.38&- 2*3,*2'&3,0&3 0&;&7&3 .3)9786. ). 19&6 &;& &,&6 .3:*7846 8.)&0 -&3<& 8*6597&8 ). &;& 0-97973<& &;& &6&8 = &6& 5*3,97&-& ). )&*6&- 0&'95&8*3 048& 8*698&2& "91&;*7. &1.2&38&3 )&3 "92&8*6& 7&3,&8 2*6.3)90&3 &)&3<& 0&;&7&3 .3)9786. ). )&*6&-3<& &3<& 7&/& 2*6*0& 2*3,&1&2. 0*3)&1& <&3, '*7&6 93890 2*3(.58&0&3 ;.1&<&- 0&;&7&3 .3)9786. ). )&*6&- 2*6*0& '*697&-& ? 0&8& *89& $292 "&33< 70&3)&6 ). &0&68& !&'9

&3/983<& 0*3)&1& 98&2& <&3, ).6&7&0&3 5&6& 5*3,97&-& ). )&*6&- &)&1&- 2.3.23<& 7&6&3& .3+6&78690896 8*698&2& /&1&3 7*68& 1.786.0 &1&9593 &)& 5*3,97&-& <&3, 3*0&8 2*2 '*3890 0&;&7&3 .3)9786. 3&7.'3<& &3(96 &3(96&3 = 4384-3<& 0&;&7&3 .3)9786. ). *)&3 *6*0& 2*3,& 1&2. 0*791.8&3 19&6 '.&7& 0&6*3& .89 0&2. 2*2'*6.0&3 '&389&3 )*3,&3 2*3,,&3)*3, 7;&78& )&1&2 5*2'&3,93&3 .3+6&786908963<& &293 1&,. 1&,. 8*60*3)&1& 41*- '.6406&7. 5*2)&3<& ? 93,0&53<& .8&2'&-0&3 56.& '*60&(&2&8& .3. 79)&- 7&&83<& 0& ;&7&3 .3)9786. -&697 '*60*2'&3, ). 19&6 &;& 8*698&2& ). )&*6&- )&*6&- <&3, 593<& 564)90 .3)9786.3<& )*3,&3 2*2'&3,93 .3+6&78690896 93890 2*3&6.0 .3:*7846 &1&3 &38&6 0&;&7&3 .3)9786. 7&3,&8 5*38.3, ).'&3,93 0&6*3& 7*1&2& .3. ).8&3,,93, 7;&78& 643.73<& 2*6*0& ).-&)&5. )*3,&3 '.&<& 8.3,,. &0.'&8 '&3<&03<& 593,98&3 =$3890 9697&3 /&1&3 5*6&3 5*2)& 7&3,&8 2.3.2 &697 3<& 5*2)& .098 2*2'&389 5&1.3, 8.)&0 93890 5*2*1.-&6&&3 *2)& -&3<& 2&9 8*6.2& 5&/&0 )&3 6*86.'97. 8&5. 8.)&0 2&9 2*2'&3,93 7*68& 2*2*1.-&6& /&1&3 1-&7.1 /&1&3 /&1&3 &38&6 0&;&7&3 .3)9786. <&3, 79)&- ).'&3,93 5*3,97&-& 043).7 .3<& &3(96 &3(96&3 ? 8&3)&7 "&33< (Esy/jpnn)

5#/$#5

Enam Jam Mampu Memanen 4 Hektar SEMPARUK – .3&7 *6 8&3.&3 )&3 *8*63&0&3 .7 8&3&0 &'95&8*3 "&2'&7 '*67&2& &'93,&3 *142540 *8&3. &5408&3 *(&2&8&3 "*25&690 2*1&090&3 9/.(4'& 5*6)&3& &1&8 5&3*3 combain harvester 7&&8 2*3,,*1&6 5&3*3 ). 9793 *67.0 ".3,& 6&<& "*25&690 !&'9

*3,&3 &)&3<& &1&8 5&3*3 .3. 2&0& *+*08. 8&7 )&3 * 7.*37. 5&3*3 ).5&78.0&3 &0&3 1*'.- 2&07.2&1 = 1&8 .3. -&3<& &)& )9& ). &'95&8*3 "&2'&7 "&89 ). "*25&690 )&3 7&893<& ). #*'&7 1&8 5&3*3 .3. 2*69 5&0&3 '&389&3 5*2*6.38&- 597&8 7*'&,&. 5*393/&3, )&6. 564,6&2 5*3.3,0&8&3 564)90 7. '*6&7 3&7.43&1 ? 93,0&5 0*5&1& .78&3&0 &'95&8*3 +$5, .851,$7+$0$ 3217,$1$. 3267 "&2'&7 &6<&384 0*5&)& 3$1(1 3(5'$1$ 6XDVDQD XMLFRED DODW SDQHQ FRPEDLQ KDUYHVWHU VDDW PHQJJHODU SDQHQ SHUGDQD ORNDVL SHUVDZDKDQ GL 'XVXQ 046&3 .3. 7&&8 2*3,-&).6. *HUVLN 6LQJDUD\D 6HPSDUXN 5DEX 9/.(4'& &1&8 5&3*3 .3. *3,&3 5*3,,93&&3 &1&8 840 threshing )&3 7*0&1.,97 0*-.1&3,&3 -&7.1 )&5&8 ).8*0&3 7*5*68. .3. 7&3,&8 8*5&8 93890 2&7.3, 95&- 5*646&3, !5 5&3*3 .3. &6<&384 2*3(4'& 2*3,*2&7 ,&'&- packing -.3,,& 5*67*3 "*-.3,,& 2*25*6(*5&8 2&7& 5&3*3 6.'9 )*3,&3 /&3,0& ;&089 2*<&0.30&3 '&-;& )&6. 7*,. 0* )&1&2 0&693, *3,,93&&3 ).& 2*3&2'&-0&3 /921&- . &8&7 1&-&3 -*08&6 .3. 0*6/& 7*8*3,&- -&6. .7&6&3 ;&089 8*67*'98 ;&089 )&3 '.&<& &0&3 1*'.- combine harvester 7*1&.3 ,&'&- <&3, ).7*1&2&80&3 6&8& 0*29).&3 &1&8 5&3*3 ).9/. 296&- ).'&3).3, )*3,&3 (&6& 2*3.3,0&80&3 * 7.*37. 5&3*3 6&8& 2*3(&5&. 1*'.- )&6. (4'&0&3 =!&7&3<& 2.25. 2*396983<& '*192 ).8&2'&- 5&3*3 86&).7.43&1 <&3, 8*1&- )*3,&3 5*3,96&3,&3 ;&089 843 5*6-*08&6 = .5*60.6&0&3 0&6*3& 1.-&8 &1&8 .3. -&3<& ). )*3,&3 5&). <&3, ).5&3*3 &)& = 96&- (*5&8 )&3 *+*08.+ 5&3*3 '.1& ).'&3).3,0&3 7&89 -&6. )*3,&3 ;&089 *3&2 8*1*:.7. 3&293 7*0&6&3, '.7& 93890 0*29).&3 ).6438400&3 )*3,&3 2*7.3 5*643840 <&3, )&6. 7*,. '.&<& 45*6&7.43&1 ? 8*3&,& 2&397.& /9,& 2*3,9 /&2 '.7& 2*2&3*3 19&7 7&;&- 0.8& ,93&0&3 ? 93,0&53<& & '*6-&6&5 &,&6 2*7.3 .3. 2*2&0&3 ;&089 7*0.8&6 )9& 0&8&3<& &293 ).& 2*3 6&3,. 8.3,0&8 0*-.1&3,&3 -&7.1 -*08&6 & ? 93,0&53<& "*2*38&6& .89 0*89& & '.7& ).,93&0&3 2&07.2&1 /&2 1*'.- = *3,&3 2*7.3 7<&6&80&3 &,&6 5*3,,93&&3 *-.1&3,&3 -&7.1 )*3,&3 8*3 &1&8 5&3*3 .3. ).5*6938900&3 &,& 2&397.& 8*67*'98 2*39 5408&3 *78&6.0 9793 *67.0 93890 0*5*38.3,&3 5*8&3. .3. -&3<& 8.,& 46&3, 7&/& 6983<& 2*3(&5&. -.3,,& *7& ".3,&6&<& &2)&3. *3,&3 (&6& 86&).7.43&1 ). 5*0*6/&3<& ;&089 *3&2 /&2 5&)& 0&;&7&3 <&3, 19&7 1&8 5*2&3*3 5&). 042 5*67*3 291&. )&6. 5&3*3 2*3,93,0&50&3 '&,&.2&3& &09. ).& 93890 2*2&3*3 7&89 '.7& 2*2&3*3 -*08&6 )&3 '.3&7. .3. 7*1&.3 2*24843, 5*3,&3,098&3 -.3,,& 5*643 2*6*0& '*,.89 7*3&3, 2* '4643, 1&-&3 7&;&- &8&9 79)&- '.7& 2*3,*2&7 './. 5&). reaping /9,& 2*643 840&3 *3,&3 &1&8 5&3*3 2* 3<&2'98 0*-&).6&3 &1&8 5&3*3 & 7*8.)&03<& ).'989-0&3 5&). 7*0&1.,97 .3. 19&6 '.&7& ? 0&3.7 .3. )./*1&70&3 ).& '&-;& .3. *396983<& 5*6&1&8&3 > 46&3, )*3,&3 2&7.3, 0&8&3<& (har)

PKS Siap Ramaikan Jalan Sehat Pontianak Post SAMBAS – 9093,&3 8*6 -&)&5 &1&3 "*-&8 438.&3&0 478 8*697 2*3,&1.6 &1. .3. )9093,&3 )&8&3, )&6. 5&68&. 541.8.0 5&6541 *5*3,9697&3 &68&. *&).1&3 "*/&-8*6& " &'95&8*3 "&2'&7 7* (&6& 8*,&7 7.&5 2*3)9093, )&3 2*3<907*70&3 5*6-*1&8&3 &1&3 "*-&8 438.&3&0 478 <&3, &0&3 ).,*1&6 &6*8 2*3)&8&3, ). &5&3,&3 &'7.7 "&2'&7 *89& " &'95&8 *3 "&2'&7 04 "956.-&8.34

2*3,93,0&50&3 '&,&.2&3& 2*6*0& '*,.89 2*3<&2'98 '&.0 5*1&07&3&&3 0*,.&8&3 .3. 5&1&,. 2*396983<& 0*,.&8&3 .3. 2*695&0&3 0&1. 5*68&2& ).7*1*3,,&6&0&3 ). 48& "&2

'&7 7*'&,&. 597&8 048& <&3, 2*1.'&80&3 2*).& 2&77& = " 7.&5 2*3)9093, 5*1&07&3&&3 /&1&3 7*-&8 .3. &,&.2&3&593 0*,.&8&3 .3. 547.8.+ 8*698&2& 2*2&7<&6&0&8 41&-6&,& &,&6

2&7<&6&0&8 7*-&8 ? 0&8&3<& 04 2*3,&8&0&3 " 7*'&,&. 7&1&- 7&89 *1*2*3 2&7<&6&0&8 .098 5*)91. )*3,&3 0*,.&8&3 2&77&1 7*5*68. .3. & '*6-&6&5 0* )*5&33<& Pontianak Post

+$5, .851,$7+$0$ 3217,$1$. 3267

78587 0(1'8.81* .HWXD '3' 3.6 .DEXSDWHQ 6DPEDV (NR 6XSULKDWLQR EHUVDPD SDUD SHQ JXUXV ODLQQ\D VLDS PHQGXNXQJ SHUKHODWDQ -DODQ 6HKDW 3RQWLDQDN 3RVW 0DUHW PHQGDWDQJ

+

+

7*2&0.3 1*'.- '&3<&0 ).'&(& 2&7<&6&0&8 "&2'&7 *3,&3 97.& 0* 8*3893<& ).& <&0.3 Pontianak Post &0&3 1*'.- 2&8&3, )&3 )*0&8 )*3,&3 5*2'&(& 8*698&2& 2*3<4648. 5*62&7&1&-&3 5*62&7&1&-&3 5*2'&3,93&3 ). &'95&8*3 "&2'&7 -.3,,& &1'&6 *,.&8&3 .3. &0&3 '&3/.6 -&).&- )*3,&3 doorprize 98&2& '*695& 7&89 93.8 7*5*)&24 846 ).8&2'&- -&).&- 2*3&6.0 1&.3<& 7*5*68. 8*1*:.7. 7*5*)& 0910&7 )&3 '&3<&0 -&).&- 2*3&6.0 1&.33<& "*)&3,0&3 grandprize 3<& '*695& 7&89 93.8 692&- '*7*68& 5*6&'48&3 3<& <&3, &0&3 ).93). ). 48& 438.&3&0 $3890 2*3/&). 5*7*68& &1&3 "*-&8 438.&3&0 478 .3. (&6&3 <& 29)&- &6& 5*7*68& (9095 2*2'*1. 8.0*8 ). .64 438.&3&0 478 "&2'&7 .1&. .3:*78&7.3<& 7*'*7&6 !5 6.'9 ). 2&3& 5&6& 5*7*68& 3&38.3<& '*65*19&3, 2*3)&5&80&3 7*5*)&24846 )&3 -&).&- 2*3&6.0 1&.33<& &,. <&3, '*62.3&8 )& 5&8 2*2*7&3 8.0*8 ). 34246 &6. )&3

!&'91 (har)

+


sanggau

22

Pontianak Post

Rp100 M Bangun Jalan Perbatasan

kodim 1204

Cek Ranmor Anggota SANGGAU--Dandim 1204 Sanggau, Letnan Kolonel Infanteri Zulkifli pada Rabu (13/3) menggelar upacara pemeriksaan kendaraan dinas dan pribadi yang berlangsung di halaman Makodim 1204 Sanggau. Pengecekan sebanyak 57 unit kendaraan dinas roda dua dan 45 unit kendaraan pribadi roda dua milik anggota TNI. Pengecekan tersebut bertujuan pendataan apakah masih ada anggota yang belum melengkapi kendaraannya dengan kelengkapan berkendara. “Kan malu kita kalau ada anggota kita yang kena razia polisi karena tidak dilengkapi surat menyurat kendaraan, bagaimana pun juga Polisi itu mitra kita yang harus kita hormati dan kita hargai. Anggota harus memberikan contoh yang baik kepada masyarakat,” katanya. Selain mengecek surat menyurat anggota, tujuan lainnya adalah sebagai bentuk tanggungjawab anggota yang diberikan kepercayaan menggunakan kendaraan tersebut sekaligus juga guna mengetahui kelayakan kendaraan operasional anggota. (sgg)

Sugeng/Pontianak Post

Periksa: Dandim saat melakukan pengecekan kendaraan anggotanya.

Sugeng/Pontianak Post

DUKUNG: Dandim 1204 Sanggau foto bersama setelah memberikan tiket JSS PP kepada anggotanya kemarin.

Kodim Borong Tiket JSS SANGGAU--Kodim 1204 Sanggau akan mengikuti gelaran Jalan Sehat Spektakuler Pontianak Post (JSS PP) pada 24 Maret 2013 mendatang. Kodim memberikan dukungan berupa moral dan kegiatan dengan memborong sedikitnya 200 tiket yang diperuntukkan bagi anggotanya. Dandim 1204 Sanggau, Letkol Inf Zulkifli, Rabu (13/3) menyampaikan dukungan dalam acara JSS PP tersebut

merupakan salah satu bentuk kemitraan serta hubungan baik antara TNI dan media massa yang ada di Sanggau. Ia sangat memberikan apresiasi atas pelaksanaan kegiatan yang spektakuler tersebut. Dalam kesempatan kemarin, sebanyak 200 tiket tersebut langsung diberikan kepada setiap Koramil. Ia juga menginstruksikan kepada anggotanya untuk ikut aktif dalam acara tersebut

C

m

y

k

Kamis 14 Maret 2013

saat pelaksanaan. Selain dukungan dari Kodim 1204 Sanggau, Subdenpom TNI Sanggau juga turut berpartisipasi untuk meramaikan JSS PP. Bahkan Dansubdenpom Sanggau, Purwantoro juga turut menyediakan doorprize bagi peserta JSS PP nantinya. Ia berharap kegiatan JSS PP dapat berjalan lancar dan mendapat kesan tersendiri bagi masyarakat di Sanggau nantinya. (sgg)

SANGGAU--Pemerintah Pusat siap mengucurkan dana lebih dari Rp100 Milyar untuk pembangunan jalan paralel antar negara di kawasan perbatasan Indonesia-Malaysia pada tahun 2013. Rencana tersebut disampaikan oleh Kepala Badan Nasional Pengelolaan Perbatasan (BNPP) Kabupaten Sanggau Syafarani Mastar saat Rapat Koordinasi Kawasan Perbatasan yang dihadiri perwakilan BNPP Pusat dan sejumlah kepala SKPD di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Sanggau. Menurutnya saat ditemui Rabu (13/3) kemarin, dana tersebut dikelola langsung oleh Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Provinsi. BNPP Kabupaten Sanggau juga mendapatkan dana DAK sebesar Rp9,4 Milyar untuk dua Kecamatan di perbatasan yaitu Kecamatan Entikong dan Kecamatan Sekayam guna pembangunan jalan desa dan pembangunan jembatan di dua kecamatan tersebut. Dana tersebut, tambahnya dikelola langsung BNPP Kabupaten. “Kalau dananya dikelola Dinas PU Provinsi guna membangun jalan pararel. Kita harapkan dengan dana yang cukup besar

ini, kawasan perbatasan akan semakin cepat tumbuh dan berkembang dari berbagai aspek baik kesejahteraannya maupun social budayanya,” ujarnya. Salah satu anggota kelompok ahli perencanaan pembangunan BNPP Pusat, Bambang Soetedjoe, menyampaikan bahwa bermula dari lepasnya beberapa pulau penting milik Indonesia oleh Negara tetangga menimbulkan keprihatinan bangsa dan Negara. Dari situ, lahirnya UU nomor 43 tahun 2008 tentang wilayah Negara yang diperkuat dengan Perpres nomor 12 tahun 2010 tentang BNPP. “Dari situlah setiap perbatasan diwajibkan menjaga kamtibmasnya jangan sampai ada lagi kasus serupa. Untuk mencegah hal itu terjadi, Pemerintah Pusat melalui Kementerian Luar Negeri sudah melakukan koordinasi dengan pemerintah dari Negara tetangga. Tetapi yang tidak kalah pentingnya adalah bagaimana kita membangun kawasan perbatasan baik kesejahteraannya maupun sosial budayanya sehingga tidak ada lagi warga di perbatasan yang sampai mengeluarkan ancaman keluar dari NKRI,” katanya. (sgg)


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

SINTANG BERBAHAYA: Tiang listrik di Gang H Ismail Jalan MT Haryono Sintang harus diikat ke batang kayu menggunakan tali tambang. Pengikatan itu dilakukan warga setempat mencegah tiang listrik tersebut tumbang.

SUTAMI/PONTIANAK POST

Dinas PU Pastikan Dukung JSS SINTANG— Dukungan terhadap pelaksanaan jalan sehat spektakuler dalam rangka Hari Ulang Tahun ke-40 Pontianak Post terus mengalir. Tanpa terkecuali, Dinas Pekerjaan Umum Sintang. Sebanyak 150 tiket diborong, untuk pegawainya. Plt Kepala Dinas PU Sintang Askiman menerima secara simbolis tiket jalan sehat kemarin Rabu (13/2). Partisipasi dinas PU ini kian menambah kemeriahaan agenda yang akan digelar pada 24 Maret mendatang, ini. Askiman juga menyatakan akan menyiapkan doorprize buat peserta jalan sehat yang beruntung. Lantaran dia menilai jalan

sehat merupakan bentuk kegiatan positif. Karena itu, lanjutnya, bisa diikuti oleh masyarakat ramai. Jalan sehat spektakuler ini sendiri digelar serentak di tujuh kota/kabupaten di Kalimantan Barat. Untuk di Sintang, Pontianak Post bekerjasama dengan Korem 121/ABW dalam penyelenggaraannya. Keikutsertaannya juga terbuka bagi masyarakat Kabupaten terdekat. Seperti masyarakat Melawi, Kapuas Hulu serta Sekadau. Untuk menjadi peserta jalan sehat,sangat mudah. Cukup dengan membayar Rp.10.000, satu

kupon jalan sehat bisa didapatkan. Yang tiap kupon tersebut nanti akan diundi buat menentukan pemenang. Baik untuk hadiah utama berupa satu unit rumah maupun hadiah menarik lainnya. Jalan sehat ini, se-

lain berhadiah utama satu unit rumah lengkap furniture, juga menyiapkan hadiah menarik seperti sepeda motor, televisi dan berbagai macam lainnya juga akan diberikan kepada peserta yang beruntung. Dan semua peserta akan mempunyai kesempatan sama. Sementara untuk mendapatkan kupon jalan sehat bisa dengan mendatangi kantor Biro Pontianak Post Sintang jalan JC Oevang Oeray atau menghubungi nomor telepon 081345107773 (Sutami Biro Pontianak Post Sintang). Pelaksanaan jalan sehat HUT ke 40 Pontianak Post di Sintang ini juga turut didukung harian Kapuas Post. (stm)

23

Harus Mampu Buat Perdes SINTANG-- Perubahan dalam tatanan penyelenggaraan pemerintahan desa bertujuan untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik. Sebagai penyelenggara urusan pemerintahan desa, pemerintah desa dan badan permusyawaratan desa harus mampu mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat setempat. Sebab tugas mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat desa merupakan amanah dari peraturan pemerintah dan peraturan daerah sebagai aturan main dalam penyelenggaraan pemerintahan desa. Pemerintah desa memiliki kewenangan yang cukup besar yang berhak mengatur urusan rumah tangganya sendiri sesuai dengan prinsip demokratis, partisipatif, pemerataan dan keadilan serta memperhatikan potensi dan keanekaragaman yang ada di desa. Hal tersebut disampaikan oleh Asisten Administrasi Umum Setda Sintang Hotler Panjaitan, kemarin. “Dikatakan sebagai kebijakan penguatan pemerintahan desa, karena semua peraturan akan menjadi landasan dan suplemen bagi pemerintah desa untuk mengusung desanya agar mampu berkembang secara mandiri dalam upaya menciptakan kesejahteraan masyarakat yang

lebih baik kedepan. Walaupun kebijakan dimaksud, akan diikuti berbagai implikasi yang menuntut kesiapan dan kemampuan aparatur pemerintahan desa dalam berbagai aspek, namun berbagai upaya untuk meningkatkan kapasitas aparatur pemerintahan desa akan terus kita lakukan melalui berbagai kegiatan seperti, rapat kerja, pendidikan dan latihan, serta kegiatan bimbingan teknis bagi perangkat desa dan bpd, baik dilaksanakan langsung di desa dan kecamatan maupun di luar daerah sebagai upaya pembinaan pemerintah kabupaten sintang terhadap pemerintahan desa� jelas Hotler Panjaitan. Menurut Hotler, anggota badan permusyawaratan desa merupakan tempat menampung aspirasi masyarakat serta perwakilan dari unsur-unsur masyarakat yang ada di desa mempunyai tanggungjawab moral kepada masyarakat desa, untuk itu tugas dan fungsi anggota badan permusyawaratan desa perlu dioptimalkan dalam menyukseskan penyelenggaraan pemerintahan yang bersih, transparan, dan partisipatif serta tertib. Badan permusyawaratan desa dapat membangun komunikasi yang sehat dengan pemerintah desa guna mewujudkan pelayanan kepada masyarakat desa. (stm)


-#27#5

Lahan Keluarga Dimakelarkan

%(5,7$ '8.$

Meninggal Dalam Perjalanan Dinas

+

JAJARAN Pemerintah Daerah khususnya Satuuan Polisi Pamong Praja (Pol PP) Kabupaten Sekadau kembali kehilangan salah satu punggawanya. Rabu (13/3) kemarin, Kasi Pengembangan,SabriMsbinSoodberpulangkerahmaturllah dalam perjalanan menuju tempat tugas luar daerah. BeritadukameninggalnyaSabriMsmulaitersiarsejakpukul10.00Wibkemarin.Beberapawargadanrekanalmarhum merasa terkejut dengan berita tersebut. Setelah dilakukan pengecekankerumahdukabenarsajapihakkeluargakorban membenarkan informasi tersebut. Dari informasi yang didapat Almarhum bersama tiga rekan Sat Pol PP’nya bertolak meninggalkan Sekadau pagi kemarin dengan menggunakan mobil sewaanmenuju Kota Singkawang dalam rangka melaksanakan tugas Bimtek Samaptaan Sat Pol PP se Kalimkantan Barat mewakili Sat Pol PPPemdaSekadau.Almarhum bertolakdariSekadausekitar pukul08.30Wibpagi.“Yangmenyetiralmarhum,�ucapKurdi rekan Almarhum dalam rombongan dinas. Namun, sesampainya di Simpang Pabrik PT.MPE perbatasan Kabupaten Sekadau-Sanggau sebelum jembatan Semuntai, tiba-tiba Almarhum merasakan sakit pada bagian dada. DiceritakanKurdi,merasasakitatausesakdibagiandada, Almarhummenghentikanlajunyamobildanparkirdipinggir jalan raya. Melihat Almarhum dalam keadaan sakit, ketiga rekanya segera memberikan pertolongan sebisanya. SetelahmelihatkeadaanAlmarhumsemakinparah,rekan Dinasnyaberinisiatifmenggantikanmenyetirdanmembawa Almarhum ke arah Semuntai untuk mencari pertolongan medis.“Ismailyangmenggantikanmenyetir,diamasihlemas duduk di sampaing bagiandepan,�kataKurdi menceritakan kronologis. SesampainyadiSemuntai,rekanalmarhummenurunkan pria berbadan gempal besar tinggi itu ke warung tepi jalan untuk mendapatkan pertolongan. DiwarungyangteryatamiliksaudaraKabag HumasPemda Sekadau Anwar S.Sos ini, Almarhum diberi pertolongan oleh rekan dan pemilik warung. Namun, rupanya Tuhan berkehendak lain, setelah almarhum meminta dihidupkan kipas angin untuk menenangkan dirinya, dan terus diurut pada bagian belakangya. Tak di sangka pria kelahiran 50 tahun itu menghembuskan nafas terkahirnya. Dari pihakkeluargadiketahuiAlmarhummengidapsakit jantung yang memang sudah hampir setahun terakhir. Almarhum dikuburkan di pemakaman umum SDN 04 Jalan Pramuka Desa Sungai Ringin. Almarhum meninggalkan satuorangistri dan satuoranganak.Turut mengatarkan jenazah ke peristirahatan terakhirnya tampak hadir Sekada SekadauDrs.YohanesJhonsertaparakepalaSKPDdanjajaran PemdaSekadaubersamarekan-rekandinasAlmarhumserta sanak-saurada dan kerabat. (nie)

68.$51, 3217,$1$. 3267

$17$5 -(1$=$+ 3DUD NHUDEDW GDQ WHPDQ DOPDUKXPDK PHQJDQWDUNDQ MHQD]DK 6DEUL 0V XVDL GL VHPEDK\DQJNDQ GL 0DVMLG $O ,OKDP 'XVXQ 1LUER\R 'HVD 6XQJDL 5LQJLQ NH SHPDNDPDQ

+

Pontianak Post .DPLV 0DUHW

Keluarga Siti Labrak PT. Agro Andalan SEKADAU - Potret buruk 68.$51, 3217,$1$. 326 586$. -DODQ GDUL 'XVXQ (QVDODQJ 0HQXMX 6HPDXQJ PHQJDODPL NHUXVDNDQ SDUDK 7HUOHELK investasi perkebunankembali GL PXVLP SHQJKXMDQ KDPSLU WDN ELVD GLDNVHV ZDUJD mencuat. Kali ini perusahaan

Jalan Semaung Rusak Warga Nanti Perbaikan SEKADAU - Kondisi sarana jalanyangprimamemilikiperan vital bagi masyarakat. Dengan infrastruktur yang memadai, mobilisasi penduduk serta perputaran ekonomi disuatu wilayah dapat berjalan dengan sendirinya seiring kemudahan akses. MasyarakatDusunSemaung, Desa Peniti Kecamatan SekadauHilirmemangsudahmemiliki jalur mobilisasi berupa infrastruktur jalan. Namun,

saat ini kondisi jalan menuju Dusun Semaung sedang mengalami kerusakan. Kerusakan terparah ada di titik Mungguk Tengkawang. TokohmasyarakatSemaung, Yahya Iskandar mengungkapkan kerusakan jalan masuk ke Semaung sudah berlangsung dalambeberapatahunterakhir. “PalingparahdiMunggukTengkawang. Apalagi kalau musim hujan,jalannyabecekdanlicin. Apalagititiknyapastanjakkan,� ujar Yahya. Kondisi jalan rusak di lokasi tersebut, lanjut Yahya, membentang tak kurang dari 200

meter. Dengan keadaan itu, masyarakat merasa kesulitan jika hendak bepergian baik keluar maupun masuk ke Semaung. “Kalau tidak hati-hati, bisa bahaya. Sudah sering kendaraan roda dua tumbang saat sedanglewatdilokasitersebut,� tutur Yahya. MasyarakatSemaungmenggantungkan harapan kepada Pemerintah Kabupaten Sekadau untuk memudahkan akses menujuDusunSemaung.“Kita berharapPemdabersediamengucurkandanauntukperbaikan jalan di kampung kami,� tuntas Yahya. (nie)

Hutan Lestari untuk Anak Cucu SEKADAU-Hutanmerupakansalahsatusumberdayaalam yang memiliki peran sangat vital bagi kelangsungan hidup umat manusia. Karenanya, semua pihak wajib menjaga kelestarian hutan. Selama ini berbagaiupayayang dilakukan Pemkab Sekadau guna melestarikanhutanyangadamaupun hutan yang perlu direboisasi. Misalnyadengancaramemberi bibit kayu kepada kelompok tani di desa-desa agar dapat menanam di kawasan hutan yangsudahditebangpohonnya akibattradisiladangberpindah. “Tentuperlumenjadiperhatian semua pihak. Mari kita jaga hutanyangmasihada, danyang

akanditanamiuntukanakcucu kita ke depan,� tutur Reymond, salah seorang pemuda pemerhatihutandanalamdiSekadau, kemarin. Kabupaten Sekadau memiliki luas wilayah 5.444,20 kilometer yang terbagi menjadi tujuh kecamatan. wilayah Kabupaten Sekadau di sebelah utara dan timur berbatasan dengan Kabupaten Sintang, sedangkan sebelah barat berbatasan dengan Kabupaten Sanggau dan sebelah selatan berbatasandenganKabupaten Ketapang. Sebagai kabupaten baru, posisi Sekadau cukup menguntungkan. Sungai Kapuas yangmenjaditulangpunggung

transportasi sungai melintas di tengah kota ini. Data Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Sekadau tahun 2011 mencatat luas wilayah Kabupaten Sekadau 544.420, diantaranya 137.200 hektar atau sekitar 25 persen dari luas kabupaten terdapat kawasan hutan luas. Dari luas kawasan hutan ini, 37.600 hektar diantaranya kawasanyangberhutan,99.600 hektar kawasan berhutan yang dikategorikan sebagai lahan kritis dan tidak produktif. Sementara, sekitar 58.000 hektar hutan tak boleh diambil kayunyakarenaberstatushutan lindung. (nie)

perkebunan kelapa sawit, PT. Agro Andalan dituding tidak mengindahkan kearifan lokal masyarakat di sekitar areal HGU. Seperti yang terjadi di Dusun Gedet, Desa Mondi, Kecamatan Sekadau Hulu. PT. Agro yang tengah melakukan ekspansi lahan perkebunan dituding menggarap lahan milik masyarakat tanpapemberitahuanterlebih dahulu. Adapun tanah yang digarap tersebut milik pasangansuamiistri(Alm)Derisdan Mera, warga Dusun Gedet. Ahli waris (anak-red) dari pemilik lahan Lusia Siti. Kepada Pontianak Post menyatakanPT.AgroAndalan telah menggarap lahan milik keluarganya tanpa pemberitahuankepadapihakkeluarga. “Usut punya usut, ternyata PT. Agro Andalan menerima penyerahanlahanseluaslebih kurang 10 hektare itu dari seorang makelar, namanya Paus masih kerabat kami juga,�Aku Siti. Sitimengisahkan,kronologi penyerahan lahan bermula saat pihak perusahaan melalui humasnya melakukan penawarankepadamasyarakat Dusun Gedet untuk menyerahkan lahannya menjadi perkebunan kelapa sawit. Tanpa musyawarah, Paus (kerabat Siti) menyerahkan lahan itu atas nama dirinya sendiri. Padahal, Paus tidak ada sangkut pautnya atas hak kepemilikan lahan tersebut. Lahan tersebut diserahkan Pauskepada PT.AgroAndalan pada pertengahan tahun lalu. “Saudara Paus bukanlah ahli

waris yang sah. Memang benar dia adalah kerabat kami, namundiatidakberhakmenyerahkan lahan milik orangtua kami atas namanya sendiri,� ucap Siti. Secarahistoriestanahtersebutsudahdikuasaikeluarganya secara turun temurun dan dijadikan lahan bercocok tanam (ladang-red). Pengakuan Sitidiperkuatolehpernyataan pemilik lahan lainnya yang berbatasan dengan lahan tersebutyang mengakuilokasi itumemangmilikkeluargaSiti. “Lahan tersebut sudah diakui sebagai milik keluarga kami. Tetangga-tetangga pemilik lahanyangberdekatandengan lahan itu pun mengakuinya,� katanya. Selaku ahli waris Siti menyayangkan sikap PT. Agro Andalanyanglangsungmenggarap lahan itu tanpa mencari tahu kebenaran siapa pemilik sahnya. Lagipula, saat penyerahan dilakukan (oleh Paus), tidak ada saksi-saksi yang menguatkan bahwa lahan itu dikuasai oleh Paus. Siti menuding, pihak perusahaan tidak mengindahkan kearifan lokal dan hanya memikirkan profit semata demi keuntungan sepihak. “Harusnya pihak perusahaan tidak asal garap. Cari tahu dulu asal usul tanah itu, tanyakankepadapemilikyang sah apakah mau diserahkan sebagai lahan perkebunan atau tidak,� kesal Siti. Namun, pihak keluarga Lusia Siti telah melakukan koordinasi dengan PT. Agro Andalanterkaitkeabsahanpenyerahan lahan itu. Pihaknya meminta perusahaan tidak melakukan aktivitas apapun di lahan tersebut. “Saat ini memang tidak ada aktivitas apapun di lahan itu. Kami tidak akan tinggal diam jika suatu saat lahan itu kembali digarap,� pungkas Siti. (nie)

+

+


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

KETAPANG

25

HUT Pontianak Post ke-40

Poliplant Group Dukung Perhelatan JSPP

+

KETAPANG – Poliplant Group memberikan dukungan kepada kegiatan jalan sehat yang diselenggarakan Pontianak Post, t untuk memperingati HUT yang ke-40. Perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit ini, mendukung penuh kegiatan tersebut. Wujud dukungan bahkan disampaikan langsung oleh representative Office Poliplant Group, Daniel S Budiyono. Jalan Sehat Pontianak Post serentak digelar di tujuh kabupaten/kota di Kalbar. Kegiatan ini akan dilangsungkan pada 24 Maret mendatang. Peserta jalan sehat serentak di tujuh kabupaten/kota ini, ditargetkan diikuti oleh 40 ribu peserta. Sedangkan di Ketapang ditargetkan diikuti 6 ribu peserta. Sementara untuk tiket peserta dijual seharga Rp10 ribu perlembarnya. Masyarakat Ketapang terlihat cukup antusias mengikuti kegiatan jalan sehat yang baru kali pertama diselenggarakan oleh Pontianak Post di daerah ini. Masyarakat begitu menyambut baik kegiatan jalan santai ini, untuk berolahraga sambil bersilaturahmi, yang di sisi lain ingin mendapatkan hadiah yang telah disediakan Pontianak Post. Sampai dengan minggu ketiga, penjualan tiket sudah hampir mencapai 2.500 lembar. Untuk doorprize, Pontianak Postt menyediakan satu unit

rumah beserta perabotan rumah tangga, yang terletak di Kota Pontianak. Rumah ini akan diundi untuk seluruh kabupaten/kota. Namun, Pontianak Postt juga menyediakan hadiah utama berupa satu unit sepedamotor untuk masingmasing daerah. Hadiah-hadiah tersebut ditambah lagi dengan TV, kulkas, mesin cuci, sepeda, Blackberry, y tablet, kipas angin, dan masih banyak lagi hadiah menarik lainnya. Rute yang akan ditempuh nantinya dimulai dari Pendopo Bupati Ketapang menuju Jalan DI Panjaitan – Jalan Suprapto, kemudian kembali menuju Pendopo Bupati melintasi Jalan KH Mansyur. Di jalan inilah, para peserta harus memasukkan potongan tiket yang sudah dibeli yang selanjutkan akan diundi untuk mendapatkan hadiah. Acara akan dimulai pukul 06.00 WIB, rencananya dilepas langsungBupatiKetapang,Henrikus. Penjualan tiket tidak hanya dipusatkan di Kantor Akcaya Pontianak Post Jalan Gajahmada 172 Kali Nilam, Delta Pawan. Namun penjualan tiket juga dapat ditemui di beberapa tempat yang telah ditunjuk oleh panitia. Selain itu, peserta juga bisa membeli tiket kepada rekanan Pontianak Postt yang ikut bekerjasama menyukseskan jalan sehat yang berhadiah rumah ini. (afi)

AHMAD SOFI/PONTIANAK POST

MERIAH : Acara pembukaan Lustrum VII SMP St Augustinus, berlangsung meriah, Senin (11/3) lalu. Acara pembukaan diisi dengan atraksi naga dan barongsai, serta tari-tarian.

SMP St Augustinus Gelar Lustrum VII Bertekad Turut Cerdaskan Bangsa KETAPANG – Sekolah Menengah Pertama (SMP) Santo (St) Augustinus Ketapang, kembali menggelar Lustrum VII, Senin, (11/3). Acara pembukaan tersebut dihadiri oleh pejabat di lingkungan Pemda Ketapang. Di antaranya, sebut saja dari Dinas Pendidikan, PolsekDeltaPawan,parakepala sekolah, Pengurus Yayasan Pelayanan Kasih, para suster, para kontingen yang mengikuti lomba, para guru dan staf, para alumni, serta siswa-siswi SMP St Augustinus Ketapang. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Bupati Ketapang, Henrikus, yang diwakili Kabag Tata Pemerintahan (Tapem) Setda Pemkab Ketapang, DoF d “P i h

selama 35 tahun sekolah ini berperan aktif mencerdaskan generasi muda Kabupaten Kett apang,” katanya, kemarin, saat memberikan sambutan pada pembukaan acara tersebut. Bupati dalam sambutan tertulisnya, juga menyampaikan terima kasih kepada kepala sekolah, guru, dan staf SMP Santo Augustinus atas segala perjuangannya selama ini. “Teruskan perjuangan tersebut, karena pendidikan adalah kunci bagi kemajuan suatu bangsa. Tanggung jawab kita bersamalah untuk mampu mencetak generasi yang cerdas dan berkarakter, sesuai dengan nilai-nilai budaya Bangsa Indonesia,” lanjutnya Ketua Panitia Lustrum VII SMP St Augustinus, Amantus Sumarno, mengatakan, dalam kegiatan ini akan diselenggarakan berbagai macam acara. Di antaranya, diungkapkan dia, b b i b l h

dirangkai dengan kegiatan lain seperti seminar pendidikan, pameran, dan bazaar, hingga malam kesenian. Disebutkan pula bahwa jumlah sekolah dasar (SD) yang berpartisipasi dalam kegiatan ini mencapai 20 sekolah. Kali ini, Lustrum mengambil tema: Dengan Kasih Kita TingkatkanPelayananPendidikan yang Berkualitas. “Tujuan kegiatan Lustrum ini adalah untuk lebih memperkenalkan SMP Santo Augustinus kepada masyarakat Ketapang pada umumnya, dan kepada siswa sekolahdasarpadakhususnya,” jelas Amantus. Kepala SMP Santo AugustinusKetapang,SrFrederikaOSA, mengungkapkan, dengan merr ayakanLustrumVII,berartiusia SMPSantoAugustinuskinitelah mencapai35tahun.Diusiayang telah tergolong dewasa ini, dia mengungkapkan bagaimana SMP S A i d h

Matematikatingkatkabupaten, juara I lomba menyanyi, juara I lomba catur, serta juara I lomba sekolah sehat pada tahun 2011. “Bertolak dari situasi dan potensiyangdimiliki,semogaSMP Santo Augustinus ke depannya semakinlebihbanyakmengukir prestasi, baik secara akademik maupun non-akademik. Kami mengharapkan dukungan dan bantuan pemerintah daerah, masyarakat, orangtua murid, paraalumni,danseluruhsiswa. Semoga SMP Santo Augustinus mampu menjadi partner pemerintah, dalam mencerdaskan anak-anak bangsa,” harapnya. Sementaraitu,ketuaYayasan Pelayanan Kasih Fatima yang menaungi SMP Santo Augustinus, Sr Gabriela OSA, menjelaskan, dalam kurun waktu 35 tahun, SMP Santo Augustinus telah mengalami ban-

+

yak perubahan. Di antaranya, disebutkan dia, telah tiga kali berganti nama, dari SMP Karr tini menjadi SMP Usaba 2, dan sekarang menjadi SMP Santo Augustinus. “Pihak Yayasan Pelayanan Kasih Fatima tetap berkomitmen untuk terlibat aktif dalam pencerdasan anak bangsa melalui sekolah ini. Mengingat pendidikan zaman sekarangtelahberkembang,bukan hanya pada aspek intelekk tualsaja,namunkamimencoba melalui pengembangan aspek IQ, EQ, dan SQ, serta karakter anak,” tegasnya. Gabriela juga mengajak masyarakat untuk membantu kelangsungan hidup sekolah ini, dengan menyekolahkan anak-anaknya di SMP Santo Augustinus. Acara pembukaan ini sendiri dimeriahkan oleh atraksinagadanbarongsaiserta tarian-tarian. (afi/ser)

D d 2

P ( g T l k K k m u t K k h d b

+

+

C

M

Y

K


KAYONG UTARA

26

Pontianak Post

z

Kamis 14 Maret 2013

Gembosi Pasangan Petahana dengan Kartu Nama Sebar Kartu dengan Nama dan Gambar Berbeda SUKADANA - Aksi tidak sportif mewarnai hari pertama masa kampanye Calon Bupati dan Wakil Bupati Kayong Utara. Aksi tersebut diperlihatkan dengan adanya aksi pencoretan dengan menggu-

nakan cat semprot di baliho, tepat di gambar wajah kandidat petahana, Hildi Hamid, Senin (11/3) dini hari. Pencoretan dengan menggunakan cat berwarna hitam tersebut, cukup membuat citra pesta demokrasi di kabupaten ini tercoreng. Tidak cukup sampai di situ. Ternyata ada juga aksi ‘nakal’ yang dilakukan oleh salah satu oknum tim sukses, di mana mereka menyebarkan kartu nama, dengan sengaja mengganti nama pasangan dengan nama pasangan nomor urut lain, sehingga merugikan pasangan nomor urut 2. “Ya, ada yang melaporkan ke Panwaslu, Minggu (10/3) kemarin,” kata ketua Panwaslu Kabupaten Kayong Utara, Heppy Susanto, kemarin di Sekretariat Panwaslu Kabupaten Kayong Utara. Laporan tersebut, menurutnya, dibuat oleh Suhardi, Supianto, dan Ismail, di mana mereka semua meru-

pakan warga Dusun Pelerang, Benawai Agung, Sukadana. Mereka mengadukan ada salah satu tim sukses dari salah satu pasangan, yang sengaja menyebarkan kartu nama pasangan nomor urut satu, lengkap dengan nama, nomor, dan foto pasangan dengan benar. Namun, mereka menambahkan bahwa di sisi sebelah kartu tersebut tertera contoh alat peraga, dalam bentuk surat suara, di mana nama pasangan nomor urut dua, Hildi Hamid dan Idrus, ditulis di bawah nomor dan foto pasangan nomor urut 1 yang seharusnya adalah Jalian dan Hamdan Harun. “Kami belum melakukan pemeriksaan secara mendalam,” katanya. Sementara itu, saat dikonfirmasi kepada pasangan nomor urut 2, Hildi Hamid, pascapenyampaiaan visi dan misi, tampak santai dan menjawab dengan tenang. “Memang itu salah, tapi biar-

lah masyarakat untuk dapat yang menilai, bamengedepankan gaimana calon keamanan dan ketmereka memuertiban,” pesan leglai bertidak tidak islator Partai Persatsantun dan tidak uan Nasional tersebaik. Ini bentuk but, Senin (11/3) di kedewasaan daSukadana. lam berpolitik,” Dikatakannya, sekata kandidat pemua pasangan calon tahana tersebut. memilikiprogramdan Walau sempat strategi yang memiliki terdengar kabar, keunggulan dan kelebanyak simpatimahan yang berbedasan dan pendubeda. Dengan konkung pasangan disi tersebut, menunomor urut 2 rutnya, masyarakat ini yang merasa dapat mencermati tidak terima dan programnya dengan FOTO REFRO akan melakukan hati-hati dan teliti, BARBUK: Barang bukti (barbuk) kartu nama yang terindikasi sengaja diganti namanya a k s i b a l a s a n , dengan tujuan tertentu, untuk memanipulasi para pendukung agar salah dalam menentukan agar dapat menjadi Hildi justru tidak pilihan. Kasus ini saat ini sedang ditangani Panwaslu. sebuah modal dan merestui rencana panduan, untuk dapara simpatisanpat memilih calon untuk tetap bersabar, tenang, masyarakat di kabupaten ini, nya itu. dan tidak terpancing,” pesan- dapat menyukseskan Pemilu- dengan baik.“ “Walau masyarakat ingin nya. Pemimpin yang berkualitas kada Kabupaten Kayong Utara membalas sebagai bentuk Sementara itu, wakil Ketua kali kedua ini dengan damai. bisa dilihat dari banyak sisi, dukungan, Saya tegaskan, DPRD Kabupaten Kayong “Kita punya pilihan masing- salah satunya dari program dan jangan, tidak perlu dibalas. Utara, Namrun Leru, ber- masing, namun siapapun pili- visi misinya. Jika baik, silahkan Saya minta semua pendukung harap agar seluruh lapisan hannya, kita harap masyarakat pilih dan Insya Allah akan lahir pemimpin yang berkualitas,” kata Namrun.Terkait adanya gesekan-gesekan politik yang menimbulkan adanya pihakpihak yang dirugikan atau diuntungkan, masyarakat, diminta dia, untuk tidak serta merta menyelesaikan dengan cara sendiri atau bahkan anarkis.“Sengketa pemilu ada ranahnya. Jika memang memenuhi, laporkan saja ke Panwaslu, biar mereka (Panwaslu, Red) yang menyelesaikannya,” harapnya. (mik)

C

M

Y

K


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

aneka kalbar

Tiga Maling ABG Diringkus

Bisnis Drum, Penipu Diringkus Sambungan dari halaman 17

ditempat. Setelah itu pelaku mengajak korban ke terminal Nanga Pinoh untuk menemui pengawas lapangan. Setelah sampai diterminal pelaku mengajak korban membeli materai untuk membuat surat pengeluaran drum bekas milik PT Erma. Kemudian korban membeli materai ditempat foto kopi dekat Agen Motor NSS. Setelah membeli materai pelaku membawa korban jalan lagi sesampainya di depan jalan Patikrama pelaku menyuruh korban turun dari mobil dan pelaku mengatakan,

“Kamu tunggu dulu disini sebentar saya mau pergi kerumah pengawas lapangan di jalan Patikrama untuk mengurus surat pengeluaran drum bekas”. Kemudian pelaku masuk jalan Patikrama dengan menggunakan mobil dan korban menunggu didepan jalan Patikrama. Karena korban sudah curiga, korban menghubungi adiknya untuk berjaga-jaga di dekat jembatan Melawi, sekitar pukul 12.30 wib mobil yang dipakai pelaku melewati jembatan Melawi pergi ke arah Sintang, kemudian korban melaporkan ke Polres Melawi.

Dengan adanya laporan tersebut, pelaku langsung dikejar dan ditangkap dijalan Nanga Pinoh-Sintang tepatnya di Desa Nobal Kecamatan Tebelian kabupaten Sintang, karena pelaku berudaha melarikan diri dari penghadangan anggota Polsek Belimbing Polres Melawi. “Selain itu, pelaku juga pernah melakukan tindaj pidana pencurian di Sintang sebanyak dua kali di wilayah Hukum Polres Sintang. Saat ini pelaku dilakukan penahanan di Rumah Tahanan Polres Melawi untuk proses hukum lebih lanjut,” ulasnya. (dd)

Pembangunan BNPP Pusat yang juga hadir dalam Rakor tersebut menyampaikan, Pemerintah Indonesia saat ini sangat serius membangun daerah perbatasan. Terlebih hal itu bermula dari lepasnya beberapa pulau penting milik Indonesia oleh negara tetangga menimbulkan keperihatinan bangsa dan negara. Maka dari situlah pulalah, lanjutnya lahirnya UndangUndang Nomor 43 Tahun 2008 tentang Wilayah Negara yang diperkuat dengan Perpres Nomor 12 Tahun 2010 tentang BNPP. “Dari situlah setiap perbatasan diwajibkan menjaga kamtibmas-nya jangan sampai ada lagi kasus serupa, “ ujarnya. Untuk mencegah klaim kepemilikan tersebut, lanjutnya, Pemerintah Pusat melalui Kementerian Luar Negeri sudah melakukan koordinasi

dengan pemerintah negara tetangga. “Tetapi yang tidak kalah pentingnya adalah bagaimana kita membangun kawasan perbatasan baik kesejahteraannya maupun sosial budayanya sehingga tidak ada lagi warga di perbatasan yang sampai mengeluarkan ancaman keluar dari NKRI,” kata Bambang. Disinggung soal pembangunan dry port yang saat ini dikabarkan stagnan, Bambang menjelaskan bahwa saat ini pembangunan dry port masih dibahas di pusat, dengan melibatkan kementerian terkait yang dikoordinir oleh BNPP. “Yang perlu saya tegaskan bahwa setiap ada proyek di perbatasan harus melewati dan diketahui oleh BNPP sebagai koordinator. Tentunya dengan melibatkan kementerian terkait,” pungkasnya. (fik)

Jalan Paralel Sambungan dari halaman 17

PU Provinsi,” ungkapnya. Selain untuk pembangunan jalan paralel, pemerintah pusat juga memberikan suntikan dana DAK kepada BNPP Kabupaten Sanggau sebesar Rp9,4 miliar untuk dua kecamatan di perbatasan yaitu Entikong dan Sekayam guna pembangunan jalan desa dan pembangunan jembatan di dua kecamatan tersebut. Dana tersebut, tambahnya dikelola langsung oleh BNPP Kabupaten Sanggau. “Kita harapkan dengan dana yang cukup besar ini, kawasan perbatasan akan semakin cepat tumbuh dan berkembang dari berbagai aspek baik kesejahteraannya maupun sosial budayanya,’ katanya. Terpisah, Bambang Kustedjo selaku Anggota Kelompok Ahli Bidang Perencanaan

Banyak Tak Berizin Sambungan dari halaman 17

Kendati demikian Manto mengaku tidak memiliki wewenang untuk melakukan penertiban. Pasalnya yang memiliki wewenang penuh dalam melakukan penertiban adalah KPID. “Kalau untuk penertiban Itu KPID. karena Inforkom sifatnya hanya mengetahui dan menjalin hubungan dengan KPID,” tukasnya. Keberadaan TV Kabel lanjut Manto, sebe-

narnya cukup membantu masyarakat dalam memilih siaran yang mereka butuhkan. Tidak hanya itu keberadaan TV kabel juga memberikan keuntungan kepada pemerintah, karena TV Kabel bisa menjadi sumber pendapatan Daerah (PAD) dalam hal pembayaran pajak. “Ini sangat jelas. Kalau keseluruhanya memiliki izin secara otomatis akan meningkatkan PAD,” imbuhnya Manto.

Sementara Kepal Dinasi Perhubungan Kabupaten Sintang Hatta juga tidak menampik jika banyak di anatara TV kabel yang ada di Kabupaten Sintang belum memiliki Izin. Kendati tidak memiliki izin Hatta berharap pengusaha TV kabel dapat sesegera mungkin melakukan pengurusan izin. “Dari pada ilegal bagus cepat urus izin, agar penyiaranya pun legal,” pungkas Hatta.(jie)

Sembako Melambung Sambungan dari halaman 17

naik karena stok dari pulau jawa berkurang yang disebabkan terbatasnya impor, sedangkan permintaan konsumen tinggi, demikian juga dengan wortel yang masih tergantung pasokan dari jawa,” kata Kaspami, Rabu (13/3). Bukan saja barang yang didatangkan dari pulau Jawa, disebutkan Kaspami, harga telur ayam meski Kota Singkawang dikenal sebagai sentral telur ayam di Kalimantan Barat,

justru ikut naik. “Sekarang ini, harga telor per kilo nya berkisar antara Rp22 sampai dengan 23 ribu, biasanya hanya berkisar Rp15 hingga 16 ribu di tingkat pengecer,” katanya. Dimungkinkan, dikatakan Kaspami, kondisi ini disebabkan ayam-ayam produktif banyak yang di potong, sehingga memengaruhi stok ayam petelur. “Kita tidak bisa menetapkan atau mengontrol harga di pasaran, kita hanya memonitor

dan mengawasi saja pendistribusian dan apa penyebabnya harga bisa naik,” katanya. Dalam mengantisipasi kenaikan harga tersebut, Plt Asisten Perekonomian Pembangunan Sekretariat Daerah Kota Singkawang, Hendryan mengharap masyarakat dalam membeli barang, disesuaikan dengan kebutuhan. “Jangan membeli barang berlebihan karena nantinya bisa memengaruhi stok yang bisa membuat harga naik,” katanya.(fah)

Hasan Karman Dilaporkan Sambungan dari halaman 17

difitnah. “Karena difitnah dan perbuatan tidak menyenangkan yang dilakukan HK kepada saya,” kata Alex EM, Rabu (13/3) melalui telepon selulernya. Ketika ditanya mengenai alasan sebenarnya apa, Alex hanya ingin menyampaikan ketika dirinya berada di Singkawang nanti. “Nanti saja kita ketemu, dan kita omongkan semuanya,” kata Alex. Lantas menanggapi laporan yang dibuat Alex, Mantan Walikota Singkawang Hasan Karman menyebutkan itu adalah sensasi murahan untuk membunuh karakter dirinya. “Itu hanya sensasi murahan, karena ada-ada saja, saya tidak pernah kenal dan juga tidak pernah berhubungan dengan orang yang disebutkan itu (Alex-red),” kata Hasan Karman, Rabu (13/3) melalui telepon seluler kepada wartawan. Hasan Karman menambahkan seumur hidup dirinya selalu berpegang kepada kebajikan dan kebenaran. Meskipun demikian tudingan pencemaran nama baik dan fitnah (seperti disebutkan Alex), sebaiknya dibuktikan saja. “Buktikan saja, tapi dengan cara elegan jangan dengan cara tidak gentleman,” katanya. Kapolres Singkawang, AKBP Prianto melalui Kasubbag Humas, IPTU Asep S mengatakan Rabu (13/2)

sekitar pukul 10.30 Wib, Hasan Karman harus datang ke Polres Singkawang untuk dimintai keterangan. Hal ini menindaklanjuti laporan yang dibuat Alex EM atas perbuatan tidak menyenangkan dan fitnah. “Hingga Sore hari (Rabu), Hasan Karman belum datang ke Polres Singkawang,” kata Asep, Rabu (13/3) di Mapolres. Sebelumnya, disebutkan Asep, Polres telah melayangkan surat pemanggilan kepada Hasan Karman dengan dikirimkan melalui Pos tertanggal 4 Maret 2013, dengan tujuan alamat rumah HK di Jakarta. Pemanggilan tersebut dilakukan setelah pihak kepolisian melakukan pemeriksaan terhadap lima saksi. Laporan yang disampaikan Alex, disebutkan Asep, karena Hasan Karman dianggap telah melakukan perbuatan tidak menyenangkan atau fitnah kepada Alex EM, Perbuatan yang dimaksud terjadi pada 2010 lalu. Dimana HK menuduh Alex memberikan sumbangan dana sebesar Rp1 miliar kepada masa yang berdemo merobohkan patung naga. “HK yang saat itu masih menjabat sebagai Walikota, pada 2010 lalu membuat pernyataan bahwa Alex adalah pemberi dana kepada salah satu organisasi kemasyaratakan yang melakukan demo terkait patung naga, dengan pernyataan tersebut Alex merasa tercemar namanya atau difitnah,” kata Asep.

27

Adanya laporan yang disampaikan, dikatakan Asep, bila terbukti Hasan Karman akan diancam Pasal 310 ayat 1 dengan ancaman hukuman Sembilan bulan dengan sangkaan menyerang kehormatan dan nama baik seseorang. Dan atau pasal 335 ayat 1 (kesatu) KUHP tentang perbuatan tidak menyenangkan dengan ancaman hukuman satu tahun penjara. Jika memang di surat pemanggilan pertama Hasan Karman tidak hadir ke Polres tanpa alasan jelas. Asep menyebutkan penyidik akan melakukan pemanggilan ke dua disertai perintah membawa. Hal ini sesuai dengan pasal 112 ayat 2 KUHAP, dimana disebutkan orang yang dipanggil wajib datang ke penyidik, jika tidak datang penyidik akan memanggil sekali lagi dengan surat perintah membawa. “Kalau memang hari ini (13/3), Hasan Karman tidak datang, kita akan menyampaikan surat panggilan kedua dengan surat perintah membawa,” katanya. Saat kapan surat kedua akan disampaikan jika surat pertama tidak dipenuhi, dikatakan Asep, penyidik akan melakukan evaluasi dan waktu tidak lama akan dikirimkan surat kedua. “Mudah-mudahan yang bersangkutan kooperatif, kalaupun surat pemanggilan berikutnya tidak juga hadir, HK bisa ditetapkan menjadi Daftar Pencarian Orang (DPO),”katanya.(fah)

NANGA PINOH- Belakangan ini, di lingkungan Kota Nanga Pinoh sangat diresahkan dengan adanya pencurian. Sementara yang sudah berhasil diringkus oleh Polres Melawi baru satu kelompok yang terdiri dari tiga orang anak muda (ABG), setelah sekelompok maling ini melakukan aksinya di Toko Percetakan Calissta milik Antonius Anen yang berada di jalan Juang Nanga Pinoh Km 01. Menurut Kapolres Melawi,AKBP S.T. Todingrara bahwa penangkapan terhadap tiga orang tersangka pelaku pencurian dengan pemberatan oleh Anggota Lidik Sat Reskrim Polres Melawi berdasarkan adanya laporan pada tanggal 8 Maret 2013. “ Tempat Kejadian Perkara (TKP) Toko Calissta Jalan Juang Nanga Pinoh milik korban Antonius Anen,” ungkapnya kepada wartawan.

DEDY HERMAWAN

Pelaku pencurian dan barang-barang hasil pencurian.

Rabu (13/3) kemarin. Adapun ketiga tersangka pembobolan toko Kalissta yang berhasil diringkus oleh Polres Melawi tersebut berinisial AB (17,8 tahun), LJ (16,3 tahun), dan An (15,7 tahun). Modus yang digunakan oleh pelaku dalam menjalankan aksinya dengan cara memanjat pintu dapur

Ruko dilantai dua ruko tersebut, kemudian pelaku masuk kedalam ruko setelah itu mengambil barang-barang yang ada didalamnya. “Barang-barang yang dibawa kabur berupa empat unit laptop, empat unit kamera digital, tiga unit hardisk dan uang sebanyak Rp1.000.000,” terangnya. (dd)

Tak Dibatasi Fisik Sambungan dari halaman 17

Begitulah yang ditunjukkan oleh seorang anggota sanggar seni lukis titik temu Sanggau, Beni Hidayat. Sejumlah lukisannya bahkan telah banyak dinikmati oleh masyarakat di Sanggau maupun luar daerah. Koordinator Sanggar Titik Temu Sanggau, Bing Purnomo, Rabu (13/3) kemarin menceritakan bahwa ia mengajak rekan rekannya bergabung untuk terjun langsung dalam dunia seni lukis untuk menyalurkan bakat yang ada, termasuk bersama saudara Beni. Sebagai penggiat seni lukis, di Kabupaten Sanggau sejak pertama berdiri memang sudah banyak peminat, khususnya warga Sanggau. “Mereka ada yang datang untuk membeli hasil goresan kanvas kami, namun hanya sebatas waktu tertentu saja. Meski demikian bukanlah hambatan bagi kami dan rekan-rekan untuk berputus asa serta meny-

erah dalam menggores kanvas. Sanggar ini tetap berupaya agar bakat ini tetap berlangsung dan terus berkarya,” ujarnya. Berbagai keterampilan seni lukis tersedia, pihaknya menunggu peminat sesuai selera apa yang diinginkan. Pihaknya juga terbuka bagi siapa saja yang memiliki keterampilan, walaupun mungkin mereka punya keterbatasan secara fisik seperti rekannya Beni. Ia justru melihat rekannya itu sebagai pelukis yang ulet serta terus melakukan inovasi lukisan dalam karyanya. “Keterbatasan fisik tidak masalah kami, keahlian dalam melukis menjadi inspirasi bagi teman sesama sepekerja,” tegasnya. Tempat bagi para pelukis tersebut tidak mewah. Bangunan dengan ukuran 2x6 meter tersebut sebagai tempat generasi muda menyalurkan bakat seni lukisnya didaerah ini. Sanggar yang beranggotkan sebanyak 8 orang tersebut berdiri sejak tahun 2008 lalu.

Sempat mengalami stagnasi akibat kurangnya promosi serta dibarengi dengan belum terjamahnya usaha tersebut oleh pihak lain. “Mengenai seni lukis di kabupaten Sanggau terasa minim bahkan bisa dikatakan belum tampak kepermukaan sama sekali,oleh karena itu kesempatan bagi kami untuk eksis dan terus berkarya,” ujarnya. Dalam kesempatan tersebut, Bing juga menyampaikan bahwa pihaknya telah menjajaki kemungkinan sponsor dan dalam beberapa hari lalu mereka juga telah membuat kesepakatan dengan salah satu perusahaan yang ada di Sanggau dalam upaya mengembangkan seni lukis di Sanggau. “Saya harap seni lukis makin diminati masyarakat banyak. Dan yang paling penting seni lukis di Sanggau ini bisa muncul ke permukaan dan mendapat sambutan positif dari pemerintah daerah,” harapnya. (sugeng)

Lapor Pemkot, Minta Agar Dirawat Sambungan dari halaman 17

dipindahkan ke tempat yang lebih baik,” kata Tambok. Menurut sejumlah tetangga, Chung Sen yang enggan dipindahkan ketempat lainnya. Menurut dia, seringkali bau tak sedap berhembus. “Ada abangnya yang sering

angkut sampah di gudang tersebut. Abangnya mungkin stres,” kata tetangga yang melihat kedatangan Pontianak Post, TVRI Kalbar dan anggota dewan. Tetangga berharap, pemerintah bisa membawanya ke panti untuk diasuh. “Kasihan juga. Dingin pasti, karena tempatnya lem-

bab,” kata tetangga lagi. Popo mengatakan, dia yakin kalau masyarakat kota Singkawang tidak akan berpangkutangan melihat salah satu warga kotanya hidup tak lazim seperti ini. ‘’Kalaupun perlu galang dana, saya yakin banyak yang akan membantu kakek Chung Sen ini,’’ ujarnya. (*)

Enam Truk Gunakan Tangki Modif Sambungan dari halaman 17

karena menggunakan persangkaan lain belum terjadi, lantaran sedang mengantri, dengan ancaman hukuman dua bulan atau Rp500 ribu,” katanya. Meskipun dari pengakuan para sopir truk tersebut, dikatakan Asep, untuk cadangan pribadi. Kasus seperti ini akan tetap dilanjutkan. “Sebelum ini, Polres juga telah melimpahkan kasus BBM ke Pengadilan,” katanya. Ke g i at a n p e n gaw a s a n

pendistribusian BBM, lanjut Asep, akan di laksanakan secara berkelanjutan. Termasuk Ketika kepolisian masih menggencarkan operasi Panah 2013, meskipun tidak termasuk sasaran namun hal itu menjadi atensi Kapolda Kalbar. “Ke depannya bukan saja pengantri tidak truk saja, tapi ke kendaraan lainnya. karena dimungkinkan ada mobil pribadi yang juga dipakai untuk hal tersebut. Dan operasi BBM selanjutnya juga akan menggunakan pola baru. bisa

saja dengan pemeriksaan di jembatan timbang atau razia langsung,” katanya. Dalam pasal 48 ayat 1, disebutkan setiap kendaraan bermotor yang dioprasikan harus laik teknis dan laik jalan. kemudian dalam ayat 2 persyaratan teknis terdiri atas susunan, perlengkapan, ukuran, karoseri, rancangan teknis kendaraan untuk peruntukan, pemuatan, penggunaan, penggandengan kendaraan bermotor dan penempelan kendaraan bermotor.(fah)

Benteng Kegiatan Negatif Sambungan dari halaman 28

dan remaja yang ada. “Dengan benteng itulah dapat menghindari para remaja dan generasi muda kita terlibat. Karena, olahraga bisa menjadi salah satu bentengnya,” kata Bungtomo. Saat ini, di Kapuas Hulu, khususnya kota Putussibau diakui Bungtomo, sudah tersedia

sejumlah sarana dan prasarana olahraga. Seperti lapangan sepakbola Gelora Uncak Kapuas, gedung tenis indoor, gedung bulutangkis indoor, tenis lapangan dan gedung indoor serbaguna. Menurut dia, masyarakat termasuk para generasi muda dan remaja bisa mengakses sarana dan prasarana itu untuk berolahraga. Bungtomo juga berharap,

dorongan dan motivasi kepada para remaja agar lebih banyak mengisi waktu kepada hal-hal positif juga harus terus dibangun. Baik itu dimulai di lingkungan sekolah, dan utamanya lagi dilingkungan keluarga. “Peran orangtua yang paling dominan untuk memotivasi. Sebab, waktu luang terbesar ada di rumah atau lingkungan keluarga,” pungkas Bungtomo. (wank)

Selaraskan Ruang Terbuka dan Tata Kota Sambungan dari halaman 28

menurunkan kesehatan manusia. “Diharapkan ruang terbuka hijau mampu mengendalikan gas buang kendaraan yang ada. Bahkan jika memungkinkan dibangun suatu kawasan terbuka hijau yang terintegritas sebagai tempat wisata,” kata Maura.

Politisi Partai Demokrat ini menyarankan salah satu tempat yang cocok dikembangkan, adalah eks pasar pagi Putussibau. Di lokasi itu bisa dibangun kawasan taman kota yang terintegritas dengan tempat hiburan bagi masyarakat, didalamnya disediakan kompleks wahana bermain untuk anak-anak maupun tempat

untuk berwisata kuliner. Tinggal bagaimana, dikatakannya, pemerintah serius untuk melakukannya. Ruang terbuka hijau yang ideal, dikatakannya, adalah 30 persen dari luas wilayah. Karena ruang terbuka hijau diperlukan juga untuk kesehatan, arena bermain, olahraga dan komunikasi publik. (wank)

One Village One Product Sambungan dari halaman 28

menyentuh pasaran. “Ke depan tinggal melengkapi saja den-

gan peningkatan mutu produk. Penyempurnaan ini yang akan diupayakan berkordinasi dengan pemerintah pusat yang

membidangi. Dengan begitu diharapkan kerajinan khas Kapuas Hulu ini bisa menembus pasaran,” kata Harun. (wank)

Harap RSB Badau Jadi RS Daerah Sambungan dari halaman 28

tetapi kedepannya akan segera diserahkan ke daerah. Dengan begitu kita berharap RSB Badau bisa jadi rumah sakit daerah, dan menjadi rumah sakit tipe c,” harap Harisson.

Dengan demikian, lanjutnya, RSB Badau dapat menjadi rumah sakit rujukan dari puskesmas terdekat. Sehingga masyarakat perbatasan dapat menghemat waktu untuk mendapatkan pelayanan kesehatan, tanpa harus ke Putussibau yang memakan

waktu cukup lama. “Ke depan Puskesmas Rawat Inap di Badau tidak melayani rawat inap lagi, akan dirujuk ke RSB Badau. Jadi Puskesmas Badau sebagai upaya preventif dan RSB Badau yang melakukan pengobatan,” ujar Harisson. (wank)


PRO-KALBAR

28

Pontianak Post

OLAHRAGA

Benteng Kegiatan Negatif PENYALURAN minat dan bakat, merupakan salah satu benteng dikalangan remaja terhindar dari kegiatan negatif. Salah satunya melalui pengembangan bakat di bidang olahraga. Menurut Ketua Harian KONI Kapuas Hulu, Bungtomo, dengan menyalurkan bakat berolahraga, maka waktu luang akan terisi secara baik. Di mana ketika ada waktu-waktu senggang akan diisi dengan latihan olah raga yang disenangi tersebut. Bungtomo “Misalnya seorang remaja gemar bermain sepakbola atau futsal, maka pikiran dan waktunya akan tersita untuk menyalurkan hobinya bersepakbola atau main futsal. Jadi, waktu yang lowong terisi kegiatan positif, sehingga terhindar dari kegiatan negatif,” kata Bungtomo. Dikatakan Bungtomo, generasi muda khususnya para remaja dewasa ini tengah menjadi sasaran berbagai hal-hal negatif. Seperti terlibat penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba, tawuran, kenakalan remaja, seks bebas, nongkrong tak jelas dan kegiatan negatif lainnya. Menurut Bungtomo, hal-hal negatif itu sangat sulit untuk dilepaskan di tengah kehidupan modern dewasa ini. Yang perlu dibangun adalah benteng dan pertahanan yang kokoh pada generasi muda

Kamis 14 Maret 2013

Selaraskan Ruang Terbuka dan Tata Kota SEIRING waktu, perkembangan kota Putussibau semakin pesat. Berbagai bangunan baru bermunculan. Jalanan kota semakin padat oleh kendaraan. Jika tidak tertata dengan baik, dikhawatirkan kesemrawutan yang akan muncul. “Mulai saat ini sudah harus diselaraskan proses pembangunan dan tata kota yang baik. Termasuk didalamnya penataan ruang terbuka hijau,” kata Anggota Komisi C DPRD Kapuas Hulu, Maura Mareselena Hiroh, belum lama ini. Tata Kota yang baik, dikatakan Maura, dilakukan dengan memperhatikan ber-

bagai aspek. Seperti untuk bangunan. Dalam proses pembangunannya harus mengacu pada aturan yang ada. Diantaranya aturan jarak antara jalan dan bangunan yang akan dibangun. Jangan sampai bangunan baru lebih dekat ke jalan, sehingga mengganggu kenyamanan pengguna jalan. “Bayangkan jika ada bangunan yang dibangun menutupi pandangan para

Maura Marselena Hiroh

pengendara di jalan raya, tentu akan menjadi sumber kecelakaan yang justru tidak kita inginkan,” tambah satu diantara politisi wanita di DPRD Kapuas Hulu ini. Maura juga mengatakan, dalam penataan kota harus diperhatikan peruntukkan wilayah. Di mana yang dialokasikan untuk pusat perdagangan, permukiman, pendidikan dan perkantoran serta yang

KERAJINAN

UNTUK terus menggali, melestarikan dan mengembangkan produk-produk kerajinan di Kabupaten Kapuas Hulu, Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koprasi (Disprindakop) Kabupaten Kapuas Hulu telah memprogramkan skema one village one product. “Sekema one village one product ini mengharuskan setiap desa itu memiliki kerajinan khas, paling tidak satu jenis,” terang Kepala Bidang Perindustrian Disprindakop Kabupaten Kapuas Hulu, Harun, belum lama ini. Dengan demikian, lanjut dia, segala jenis kerajinan di Kapuas Hulu akan lebih terekspose, sehingga untuk pengembangannya kedepan dapat diupayakan melalui pembinaan teknis pembuatan yang baik dan benar. “Namun dalam hal ini, sang pengrajin harus benar-benar gemar dalam berkarya agar setelah dibina tidak berhenti begitu saja, melainkan terus memproduksi dengan fariasi kerajinan yang berbeda,” ujar Harun.Selanjutnya, tambah Harun, tinggal peningkatan mutu produk atau kerajinan tersebut. Dengan begitu produk daerah siap Ke Halaman 27 kolom 5

RS BERGERAK: Rumah sakit bergerak yang dibangun di Badau.

FOTO AWANK

PNPM Mandiri Bantu Pemda PUTUSSIBAU--Program Nasional Pemeberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri, dirasakan sangat membantu Pemerintah Daerah dalam menumbuh kembangkan akselarasai pembangunan di pedalaman atau pun daerah terpencil. Hal ini diakui Bupati Kabupaten Kapuas Hulu, AM Nasir. Dikatakan Nasir, PNPM Mandiri adalah program yang efisien dalam mendukung percepatan pembangunan dan memberantas kemiskinan. “Ini program yang sangat bermanfaat untuk masyarakat. Dari segi efisiensi, program ini menghemat mata anggaran daerah. Dengan dana yang terbatas, PNPM bisa mendapat hasil yang lebih. Oleh sebab itu,

PNPM sangat membantu Pemerintah Daerah,” kata Nasir. Bupati menuturkan, selama ini sharing yang diberikan pemerintah pusat kepada Kabupaten Kapuas Hulu selalu besar. Atas perhatian tersebut, tak luput Bupati pun mengucapkan terimakasih. “Di Kapuas Hulu sendiri sharing PNPM dari pemerintah pusat adalah yang terbesar juga, untuk itu kita berterimakasih pada pemerintah pusat dan pemerintah provinsi yang sudah menyalurkan PNPM ke Kapuas Hulu,” ungkap Bupati. Karena PNPM Mandiri sepenuhnya dipercayakan pada masyarakat, Bupati mengharapkan, dana PNPM dapat dipergunakan dengan sebaik

c

M

y

K

Ke Halaman 27 kolom 5

Harap RSB Badau Jadi RS

Ke Halaman 27 kolom 5

One Village One Product

terpenting juga adalah ruang terbuka hijau. Menurut dia, ruang terbuka hijau sangat penting keberadaannya, terlebih perkembangan kota Putussibau saat ini berbarengan dengan pesatnya pertumbuhan jumlah kendaraan. Polusi gas buang yang dihasilkan kendaraan jika tak terkelola dengan baik akan menjadi masalah serius. Ruang terbuka hijau salah satunya berfungsi menjadi penyeimbang gas buang yang ada. Apalagi gas buangan bersifat

mungkin untuk pembangunan. “Segala pembangunan dari PNPM adalah untuk masyarakat. Jadi kita tekankan pada kualitasnya, jangan sampai jalan yang hanya untuk roda dua dipaksa untuk roda empat,” pesan Nasir. Orang nomor satu di Bumi Uncak Kapuas ini pun mengamanatkan kepada masyarakat Kapuas Hulu, untuk turut mengawasi pembangunan yang akan dilakukan atau pun fasilitas yang sudah terbangun. “Jangan sampai baru dibangun dua bulan, semen bangunan tersebut sudah pecah. Jadi masyarakat juga harus mengawasi, di samping masyarakat juga yang menggerjakan dan menggunakannya,” imbuh Bupati. (wank)

PUTUSSIBAU--Rumah Sakit Bergerak (RSB) Badau semakin difokuskan pengembangannya. Pada tahun 2013 ini, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kapuas Hulu telah mencangankan penambahan sejumlah fasilitas pada rumah sakit andalan masyarakat perbatasan ini. “Akan kita tingkatkan kapasitas tempat tidur sebanyak 20 unit. Demikian juga perumahan para medis dan dokter spesialis. Sedangkan untuk lingkungan dan jalan akan ada peningkatan dari Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang Kapuas Hulu,” terang Kepala Dinkes Kapuas Hulu, dr H Harisson saat ditemui di Kantor Bupati Kapuas Hulu, belum lama ini. Harisson menuturkan, RSB Badau juga telah melayani Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas), Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) dan Jaminan Persalinan (Jampersal). Dengan demikian, masyarakat perbatasan mendapat keringanan dalam berobat. “Kita harap masyarakat di situ memanfaatkannya, karena di sana ada Jamkesmas Jampersal dan Jamkesda,” terang Harisson. Dengan semakin berkembangnya RSB Badau ke depan, Harisson mencita-citakan rumah sakit andalan masyarakat perbatasan ini menjadi rumah sakit daerah. Di samping itu, ia juga berharap RSB Badau dapat ditingkatkan statusnyan menjadi rumah sakit tipe c.“Saat ini memang masih dalam naungan Dirjen Bina Upaya Kesehatan, Ke Halaman 27 kolom 5


Pontianak Post

29

Kamis 14 Maret 2013

SOCCER Barca Samai Rekor United

Si Kutu Salip Ruudtje

DUA gol yang dilesakkan Lionel Messi ke gawang AC Milan membuat dia telah mengemas 58 gol di Liga Champions atau menyalip 56 gol milik Ruud “Ruudtje” van Nistelrooy. Sementara dengan top scorer Raul Gonzalez, si Kutu hanya berselisih 13 gol. Top Scorer Liga Champions* Pemain

Gol (Laga)

Raul Gonzalez 71 (144) Lionel Messi 58 (76) Ruud van Nistelrooy 56 (81) Thierry Henry 50 (114) Andriy Shevchenko 48 (102) Filippo Inzaghi 46 (83) Cristiano Ronaldo 46 (92) Alessandro Del Piero 42 (92) Didier Drogba 39 (75) Fernando Morientes 33 (93) Keterangan: *)Sejak musim 1992-1993

Top of the Match Lionel Messi (Barcelona)

Gol Per Laga

Gol Penalti

Klub

0,49 0,76 0,69 0,44 0,47 0,55 0,52 0,46 0,52 0,35

1 5 10 3 5 3 1 6 1 0

Real Madrid, Schalke 04 Barcelona PSV, Man United, Real Madrid Monaco, Arsenal, Barcelona Dynamo Kyiv, Milan, Chelsea Parma, Juventus, Milan Man United, Real Madrid Juventus Marseille, Chelsea, Galatasaray Real Madrid, Monaco, Liverpool, Valencia, Marseille

LOLOS ke perempat final Liga Champions musim ini menjadi yang ke-12 bagi Barcelona. Itu menyamai capaian Manchester United sebagai tim yang paling sering lolos ke babak delapan besar di era Liga Champions (sejak musim 1992-1993). Tapi, United masih unggul dengan 7 streak (1997-2003), sedangkan Barca 6 streak (2008 sampai 2013). Terbanyak Lolos Perempat Final Man United

12 (1997, 1998, 1999, 2000, 2001, 2002, 2003, 2007, 2008, 2009, 2011)

Barcelona

12 (1995, 2000, 2002, 2003, 2006, 2008, 2009, 2010, 2011, 2012, 2013)

Real Madrid

11 (1996, 1998, 1999, 2000, 2001, 2002, 2003, 2004, 2011, 2012, 2013)

AC Milan

9 (1993, 1994, 1995, 2003, 2004, 2005, 2006, 2007, 2012)

Chelsea

8 (2000, 2004, 2005, 2007, 2008, 2009, 2011, 2012)

9,5

Tak susah memilih kategori satu ini. Dua gol yang dilesakkannya di babak pertama menunjukkan bahwa pemain berjuluk si Kutu itu merupakan pemain yang bisa membuat perbedaan. Gol-golnya menaikkan spirit Barca. Jangan lupa, Messi sekaligus menginspirasi gol terakhir Barca dalam sebuah skema serangan balik.

Flop of the Match Massimo Ambrosini (AC Milan)

3,5

M”Baye Niang gagal memanfaatkan peluang untuk membuat skor 1-1. Tapi, dia masih 18 tahun dan lebih dipilih sebagai starter ketimbang Robinho dan Bojan Krkic. Justru performa Ambrosini yang layak disorot. Selain kerap salah passing, kapten Milan ini paling sedikit melakukan sentuhan di antara rekan setimnya (kecuali kiper tentu saja). (dns/bas) Keterangan: 1-5 flop of the match, 6-10 top of the match

Schumi Ikut Pesta di Ruang Ganti LAGA Barcelona versus AC Milan di Nou Camp kemarin ditonton 94.944 penonton. Jumlah itu memang masih di bawah penonton dalam dua el clasico di Nou Camp musim ini, masing-masing 95.002 di Copa del Rey (26/2) dan 96.589 di Primera Division pada 7 Oktober 2012. Tapi, jenderal lapangan tengah Barca Xavi Hernandez menyebut atmosfer pertandingan kemarin paling heboh sepanjang pengalamannya tampil di Nou Camp. ”Baru kali pertama dalam hidup saya melihat teriakan begitu keras dari para pendukung kami di stadion,” kata pemain yang diplot sebagai kapten Barca itu kepada Marca. Gerard Pique, defender Barca, memiliki penilaian tersendiri mengenai laga di Nou Camp kemarin. “Pertandingan ini mungkin tidak hanya menjadi comeback terhebat dalam kompetisi ini (Liga Champions), melainkan juga pertandingan terbaik kami di Nou Camp dan akan dikenang orang selama bertahun-tahun,” tuturnya kepada TVE. Pique memilih merayakan kemenangan Barca dengan cara memposting foto keluarga kecilnya Twitter. Yakni, foto dirinya bersama Shakira dan putranya, Milan Mebarak, dengan jersey Barca. Selain Pique, Andres Iniesta juga memposting perayaan kemenangan pemain Barca di ruang ganti. Perayaan pemain Barca di ruang ganti itu dihadiri tamu spesial, yakni Michael Schumacher. Juara dunia tujuh kali Formula 1 itu datang memberikan ucapan selamat. Kedatangan mendadak Schumi “ sapaan akrab Schumacher “dimanfaatkan pemain Barca untuk foto bersama. Salah satunya dengan kiper kedua Jose Pinto. (dns)

BARCELONA LOLOS DENGAN AGREGAT 4-2

Barcelona

AC Milan

4 0

(Masih) Era Barca

BARCELONA -- Barcelona diang- penyerang tengah diapit Dani Alves gap tengah krisis menyusul kekalahan di kanan dan Pedro Rodriguez di kiri. 0-2 dari AC Milan di San Siro (20/2) Hasilnya, Villa mencetak gol ketiga disusul beruntun menyerah dari Barca (55”). Real Madrid dalam el clasico. Perubahan yang mencoGara-gara hasil negatif dalam lok tentu di lini belakang. 11 hari itu, predikat tim terJordi Alba harus mengebaik dunia yang disandang rem agresivitasnya karena Barca “ sebutan Barcelona bermain sebagai tiga bek “ sejak era kepelatihan Jose[ bersama Gerard Pique Guardiola pun dipertandan Javier Mascherano. 16 BESAR LEG # 2 Meski begitu, Alba tak yakan. Tapi, di Nou Camp kekehilangan naluri golnya marin, Barca “ sebutan Barcelona “ dengan menyumbang gol keempat memberi jawaban bahwa mereka di masa injury. masih pantas dengan status prestisius “Kami memang bermain dengan itu. Kemenangan empat gol tanpa cara yang tidak normal. Tapi, perubalas atas AC Milan menunjukkan bahan yang kami lakukan berjalan kapabilitas Barca mengatasi masa- maksimal,” kata acting coach Barca lahnya dengan cara elegan. Jordi Roura kepada ESPN. Barca memang seperti kehilangan ”Messi mendapat kritikan sebeakal membongkar rapatnya pertaha- lumnya, tapi dia memberikan reaksi. nan Milan saat bertemu di San Siro. David Villa juga pemain hebat dan Bintang utama mereka, Lionel Messi, berkualitas yang mampu memanfaatjuga dibuat mati kutu dengan hanya kan kesempatan. Sedangkan (Javier) melepaskan dua tembakan yang tak Mascherano bagus dalam mensuplai satu pun mengarah ke gawang. bola,” imbuh pelatih yang menggantiNamun, ceritanya tidak sama di kan posisi pelatih Tito Vilanova yang Nou Camp. Messi seolah “hidup” tengah menjalani terapi kesehatan di dengan memborong dua gol Barca New York itu. di babak pertama, masing-masin Allenatore Milan Massimiliano pada menit kelima dan ke-40. Si Kutu Allegri juga tak sungkan memuji “ julukan Messi “ terbantu dengan strategi Barca. Apalagi Rossoneri ” perubahan skema main Barca dari sebutan Milan ” tak bermain sesolid 4-3-3 menjadi 3-4-3 menjadi kunci. leg pertama. Kiper Christian Abbiati Messi memiliki lebih banyak ruang yang merasa tak berkeringat di San karena ditempatkan sebagai ujung Siro, dipaksa jatuh bangun di Nou tombak dalam empat pemain di- Camp. amond di tengah. ”Selama satu jam, kami dibuat tak Dengan menempatkan satu pe- bermain. Ketika Anda melihat seomain ekstra di tengah, lini vital rang Andres Iniesta nyaman mendrimampu dikuasai Barca. Perubahan bel bola sepanjang 90 menit, berarti skema itu memberi tempat bagi ada yang salah dengan permainan David Villa mendapat peran sebagai Anda,” tuturnya kepada Sky Italia. Lolosnya Barca ke perempat final TELAK : tentu membuat klub-klub yang sudah Pemain Barcelona Dani Alves memastikan tempat di perempat final (kiri) berjibaku dengan pemain berpotensi gelisah. Apalagi seiring AC Milan M’Baye Niang dalam telah menemukan identitasnya lagi, laga Liga Champions leg kedua Barca yang minimal lolos ke semifinal di stadion Camp Nou, Barcedalam lima musim terakhir itu siap menghadapi lawan manapun. “Kami lona. Di laga itu, Barca meraih siap seandainya harus bertemu Real kemenangan telak, 4-0. (Madrid),” tandas Roura. (dns) AFP PHOTO / JAVIER SORIANO

Niang Masih Dimaafkan PADA menit ke-39, AC Milan memiliki peluang membuat kedudukan 1-1. Yakni, kala Javier Mascherano gagal mengintersep bola udara sehingga jatuh dalam penguasaan M’Baye Niang. Striker 18 tahun Milan itu lantas melakukan solo run dan berhadapan satu lawan satu dengan kiper Barcelona Victor Valdes. Namun, tembakan Niang masih digagalkan tiang gawang bawah sebelah kanan Barca (sebutan Barcelona). Rossoneri (sebutan Milan) kembali sial karena hanya semenit setelah kegagalan Niang,

Barca mencetak gol keduanya yang lagilagi via Lionel Messi. Striker Milan Bojan Krkic meyakini, seandainya Niang mampu mencetak gol, jalannya pertandingan bakal berbeda. ”Kami mungkin masih di Liga Champions seandainya peluang itu menjadi gol. Barcelona memang sebuah tim yang hebat, tapi mereka juga manusia (yang bisa membuat kesalahan, Red),” kata mantan pemain Barca itu seperti dikutip Canale Milan. Di kesempatan terpisah, Niang tidak

C

M

Y

K

meratapi kegagalannya. ”Saya tidak trauma. Saya memikirkannya sekali. Tapi, lima menit kemudian, saya lupa. Saya bermain dengan cara yang sama seperti yang saya lakukan di Serie A. Tapi, saya kehilangan ketajaman karena yang Anda harus tahu yang kami hadapi adalah Barcelona,” urai striker berkebangsaan Prancis tapi berdarah Senegal itu. Sedangkan pemain Milan lainnya memaklumi kegagalan Niang dan memaafkannya. Seperti yang diungkapkan kompatriot Niang, gelandang bertahan

Mathieu Flamini. ”Kami tidak bisa menimpakan semua kesalahan pada Niang. Jika dia mencetak gol, permainan mungkin berbeda. Tapi, ini adalah sepak bola dan kami hanya memperoleh satu peluang bagus,” jelasnya di Football Italia. ”Kami sudah mencoba bermain, tapi itu sangat sulit dilakukan karena Barcelona terus menekan kami dengan intensitas tinggi. Kami mungkin juga sedikit gugup di awal karena memberikan bola jauh berkali-kali,” jelas Flamini lagi. (dns)


ALL SPORT

30 JELANG F1 2013

Musim Pembuktian buat Hamilton

+

LONDON - Lewis Hamilton sudah punya satu gelar juara dunia dalam curriculum vitae-nya. Tapi, setelahnya, dia mengalami pasang-surut. Musim balapan tahun ini pun jadi pembuktian untuknya. Ketika masuk menjadi pebalap McLaren pada 2007, Hamilton langsung mencuat dan menjadi sensasi baru di dunia balap F1. Dia tidak butuh waktu lama untuk menahbiskan namanya sendiri menjadi pebalap papan atas. Di akhir musim perdananya tersebut, Hamilton si rookie itu finis di urutan dua klasemen. Kariernya menanjak di musim pertamanya itu, dan seiring dengan karier yang menanjak itu wajah buruk dari kesuksesan mulai mengiringi. Hal buruk di sini adalah friksi di dalam tim yang menghantui dirinya dengan Fernando Alonso. Alonso yang juga juara dunia itu tak rela dinomor-duakan. Tapi, McLarenmemangsudahdarisananyamemberikan porsiyangsamauntukkeduapebalapnya.Friksiserta rivalitas itu berakhir dengan Alonso meninggalkan McLaren dan bergabung dengan Ferrari pada 2008. Pada tahun yang sama itu jugalah Hamilton muncul sebagaijuaradunia.Usianyabaru23tahunketikaitu. Tapi, apa yang dicapai Hamilton dalam dua musim pertamanya di F1 tidak pernah dia dapatkan lagi. Dia tidak pernah finis di urutan pertama atau keduapadaempatmusimberikutnya.Beberapafaktor, di antaranya soal mobil yang kerap bermasalah, menjadi alasan di balik menurunnya prestasi tersebut.JumlahkemenanganHamilton,setelahmenjadi juara dunia, tidak pernah mencapai angka 5 atau lebihdariitu.Dengankarieryangnaik-turuntersebut, Hamiltonakhirnyamemilihuntukmengambiljalan lainyangtersedia.Diamemutuskanuntukhengkang dari McLaren dan bergabung dengan Mercedes. Di sini dia bertekad untuk memulai hidup baru. DalamwawancaranyadenganTheIndependentbarubaruini,Hamiltonblak-blakandenganmengatakan bahwa sepanjang kariernya dia sudah menerima banyak hal, termasuk kebencian. Dia pun mengaku tidak keberatan dibenci oleh orang-orang selama dia bisa berusaha mengubah pandangan tersebut. (int)

Pontianak Post

z

Kamis 14 Maret 2013

Para Unggulan Terlambat Panas

Maria Sharapova

INDIAN WELLS- Ambisi Maria Sharapova untuk kembali ke posisi teratas peringkat W TA (Asosiasi Tenis Putri) masih meledak-ledak. Untuk memuluskan ambisinya itu, petenis asli Rusia tersebut memancang target tinggi di Indian Wells Terbuka tahun ini. Kini, Sharapova sudah sampai di perempat final. Kepastian menuju babak delapan besar didapat Sharapova setelah mengalahkan petenis Spanyol Lara Arruabarrena-

Vecino dua set langsung, 7-5 dan 6-0. Meski terlambat panas, Sharapova merasa cukup optimis menghadapi babak selanjutnya. Di perempat final dia akan berhadapan dengan unggulan keenam Sara Errani (Italia) yang mengalahkan unggulan kesembilan Marion Bartoli (Prancis) 6-3, 6-2. Pertemuan dengan Errani merupakan ulangan dari partai final grand slam Prancis Terbuka 2012. Tahun lalu, Sharapova mengalahkan Errani dua set

+

langsung dan melengkapi gelar grand slam-nya. “Saya tahu, salah satu dari kunci terbesar kesuksesannya adalah konsistensi dan kemampuannya untuk membuat lawannya sibuk. Dia juga tak membuat banyak kesalahan,” tutur Sharapova seperti dikutip AFP. Di tiga laga yang sudah dilaluinya di Indian Wells, Sharapova belum kehilangan satu set pun. Namun, dia tampil tak terlalu meyakinkan di babak keempat.

Dia baru bangkit setelah tertinggal 0-2 di set pertama dan kehilangan servis pertamanya. “Saya cuma tak mendapatkan ritme yang baik pada permainan lawan sejak awal. Tapi, kemudian saya tahu harus bermain lebih agresif, lalu membuat perbedaan yang lebih besar dari yang saya lakukan di set pertama,” terang Sharapova. Unggulan teratas Victoria Azarenka (Belarusia) juga masih belum terbendung. Dia memperpanjang rekor tak terka-

lahkan di musim 2013 dengan mengalahkan petenis Polandia Urszula Radwanska 6-3, 6-1. Meski skor menunjukkan perbedaan yang jauh, kemenangan itu tak didapat Azarenka dengan mudah. “Engkel (kanan) saya sangat mengganggu. Sesekali itu membuat pergerakan saya terbatas, tak berubah lebih baik hingga akhir. Kabar bagusnya, saya menang dengan dua set,” ungkap Azarenka. Kesulitan juga dihadapi unggulan teratas Indian Wells Masters, Novak Djokovic. Nyaris kehilangan set pertama, dia mampu bangkit untuk memastikan tiket ke babak keempat. Petenis Serbia itu unggul 7-6 (4), 6-1 atas petenis Bulgaria Grigor Dimitrov di babak ketiga, kemarin. Djokovic yang belum terkalahkan di musim 2013 ketinggalan 1-4 di set pertama. Bahkan, Dimitrov sudah unggul 5-3 dan memegang servis di set pembuka itu. Tapi, Djokovic segera bereaksi dan membalikkan keadaan. “Bukan pertandingan yang indah untuk disaksikan. Banyak kesalahan dan kami berdua terlihat konyol di lapangan. Saya tahu, di kondisi seperti itu, pengalaman yang jadi pembeda dan berperan menentukan,” beber Djokovic. Dengan kemenangan itu, Djokovic meraih 15 kemenangan beruntun sepanjang 2013. Jika dihitung sejak 31 Oktober 2012, dia sudah mengumpulkan 20 kemenangan beruntun. (ady)

+

+

C cmyk

M

Y

K


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

Pogba dalam Pantauan Deschamps Paris - Impian Paul Pogba untuk masuk timnas Prancis senior bisa jadi akan segera terwujud. Pogba saat ini sedang dipantau oleh pelatih Les Bleus, Didier Deschamps. Pogba langsung mencuri perhatian pada musim perdananya bersama Juventus. Gelandang berusia 19 tahun itu tampil impresif tiap mendapatkan kesempatan dari pelatih Antonio Conte. Kendati demikian, Pogba hingga kini belum pernah dipanggil oleh timnas senior. Dia hanya pernah bermain di level junior, mulai U-16 sampai U-20. “Paul akan menjadi fenomena saat dia bermain di level ini selama tiga atau empat musim. Tapi, tidak ada keraguan bahwa dia memiliki potensi yang menarik,” ujar Deschamps kepada Tuttosport. “Dia memiliki karakteristik dan pikiran yang tepat untuk berkembang. Anda tidak bermain begitu sering untuk Juventus secara kebetulan,” katanya. “Saya bicara dengan bos Juventus Antonio Conte secara teratur. Kami berteman. Saya tenang karena Paul ada

Football lovers

Eto’o Tatap Laga ke-100 Di Level Antarklub Eropa

Paul Pogba

di tangan yang tepat,” tutur mantan pemain Juve ini. “Waktu untuk Paul bersama timnas akan tiba. Masa depannya tergantung dia sendiri. Dia sudah masuk ke skuat awal saya untuk pertandingan (Kualifikasi Piala Dunia) melawan Georgia dan Spanyol. Anda lihat saja apakah dia akan masuk skuad akhir,” ujar Deschamps.(int)

NEWCASTLE - St James Park akan menjadi saksi pembuktian Samuel Eto’o setelah 16 tahun berkiprah di kompetisi Liga Eropa. Ya, laga antara Anzhi Makhachkala kontra tuan rumah Newcastle akan menjadi momen penting bagi Eto’o. Laga itu akan menjadi yang ke-100 bagi pemain berusia 32 tahun itu. Prestasi pemain berkebangsaan Kamerun itu dalam 99 laga Eropa tidak mengecewakan. Dari 99 kali pertandingan, total 44 gol dilesakkannya. Sembilan gol di antaranya dicetak saat berbaju Anzhi dua musim terakhir. Sedangkan gol terbanyak dia ciptakan setelah 5 musim berbaju Barcelona dengan 18 gol dari 41 pertandingan. Dengan melihat catatan itu, Eto’o berpeluang menambah pundi-pundi golnya seiring dengan banyaknya kesempatan main baginya. Apalagi, jika di laga ke-100 nanti dia bisa menciptakan gol kemenangan Anzhi. “Saya sudah cukup beruntung dengan karir saya hingga sejauh ini. Tentu dengan apa yang sudah saya lakukan,” ujar Eto’o kepada situs resmi UEFA.com. Sejak namanya meroket bersama El Barca mulai musim 2004 hingga 2009 silam, Eto’o sudah mampu

C

mengantarkan timnya menjadi juara. Tiga gelar La Liga dan dua juara Liga Champions Eropa bersama Barcelona, plus sekali juara Serie A Italia dan sekali juara Liga Champions Eropa bersama Inter Milan menjadi buktinya. Sekarang, giliran Anzhi yang ingin mendapatkan sentuhan magis Eto’o. Makanya, Eto’o sama sekali tidak mempedulikan rekor pribadinya. Baginya, prestasi Anzhi yang paling penting. “Dan yang terpenting bagi saya banyaknya pertandingan itu berbuah dari jumlah gol. Itu semua pada akhirnya juga untuk Anzhi,” beber dia. Eto’o menambahkan, segala pengalamannya mengangkat trofi juara bersama dua klub besar Eropa akan dia jadikan modal selama di Anzhi. Dia pun berkoar bakal membawa klubnya melangkah lebih jauh di level Eropa. “Kami sudah melangkah sampai sejauh ini, lalu kenapa tidak memikirkan untuk sampai ke final,” jelas Eto’o. Eto’o menjadi penggedor andalan Anzhi. Sejak dirinya diboyong dari Inter Milan dua musim lalu, ketajaman Eto’o-lah yang jadi tumpuan Anzhi. Musim ini saja, Eto’o sudah mengemas tujuh gol dari 17 penampilannya di Liga Domestik. Sedangkan di level Eropa sementara masih tujuh gol dari 13 penampilan. (ren)

m

y

k

Samuel Eto’o

31


MORGAN FREEMAN “Hope is a dangerous thing. Hope can drive a man insane.”

32

Pontianak Post ● Kamis 14 Maret 2013

- Red, Shawshank Redemption -

THAT WINTER,

THE WIND

BLOWS Cinta Terlarang Sepasang Adik Kakak yang Bikin Deg-degan COTTON CANDY KISS:

Keromantisan Hyegyo dan In-sung yang menjadi scene di episode ke-4 ini ditiru Sandara Park 2NE1.

DATA FILM: Judul: That Winter, The Wind Blows Genre: Melodrama Episode: 16 Stasiun TV: SBS Waktu tayang: 13 Februari 2013 3 April 2013 REUNI BINTANG ► Drama ini hasil remake dari serial Jepang berjudul Love Isn’t Necessary, Summer.

MEMILIKI nama yang sama dengan anak pengusaha kaya raya membuat Oh Soo mendekati Oh Young, si bungsu ahli waris tunggal. Dengan memanfaatkan kebutaan Oh Young, Oh Soo berpura-pura menjadi kakak kandungnya untuk mendapatkan uang demi melunasi utang-utang judinya. Namun, bagaimana jadinya jika kakak yang seharusnya melindungi dan merawat adik yang sudah 20 tahun tidak bertemu malah jatuh cinta kepada sang adik? Yaak, kelanjutan kisah Oh Soo dan Oh Young yang mendebarkan itu dapat kita simak dalam serial drama That Winter, The Wind Blows yang telah mengudara di SBS TV. Drama tersebut juga diramaikan kehadiran Kim Bum dan Eun Ji (A Pink) yang difavoritkan para penonton sebagai pasangan dalam drama 16 episode itu. Perjalanan Oh Soo tidak mudah. Ba nyak kerikil yang menghadangnya. Ada Lee Myunghoo, tunangan Oh Young, yang berusaha mem bongkar kebohongannya dengan segala cara. Juga ada Jin So-ra yang menjadi kartu as Oh Soo karena memiliki masa lalu dengannya. Di tambah lagi Hee Sun, adik dari cinta pertamanya yang selalu mengawasi gerakgerik dan bisa sewaktu-waktu membongkar segala ke bohongannya. Drama That Winter, The Wind Blows memainkan emosi yang apik lewat akting para pemainnya. Mengandalkan kisah-kisah tak terduga yang muncul sebagai potongan mozaik masa lalu para tokoh utamanya membuat cerita tersebut amat mendebarkan. Oleh sebab itu, para pemirsa dibuat degdegan dengan eksekusi tiap penggalan masalah yang dihadapi Oh Soo. Drama itu sangat ditunggu pemirsa karena para pemeran utamanya lama tak muncul di layar kaca. Misalnya, Jo In-sung yang terakhir main di serial drama Spring Days pada 2005, kemudian dia harus vakum karena wajib militer. Terus, ada Song Hye-gyo yang terakhir membintangi The World Within lima tahun silam bersama Hyun Bin dan si ganteng Kim Bum yang terakhir nongol pada drama Padam Padam. ”Aku merasa senang dan terhormat bisa beradu akting dengan Song Hye-gyo. Sepertinya, ini kesempatan bagus untuk meningkatkan kualitas sebagai aktor,” tutur Jo In-sung. Sementara itu, Song Hye-gyo yang lebih dulu memutuskan ikut berpartisipasi merasa antusias dengan jalan ceritanya. ”Pertama ditawari untuk casting, aku antusias membaca sinopsis dan langsung suka. Apalagi setelah tahu serial ini garapan penulis No Hee-kyung (Padam Padam, Worlds Within) dan disutradarai Kim Gyu-tae (Padam Padam, A Love to Kill). Aku rasa ini tim yang sempurna,” ujar Song Hyegyo saat konferensi pers. Melodrama itu juga makin mengharu biru karena dibumbui original soundtrack (OST) yang diisi Ye su ng Su p e r Junior, dengan judul Gray Paper yang bergenre ballad. (*/det)

Cast: NAH, inilah para aktris dan aktor pilihan yang ikut meramaikan Drama That Winter, The Wind Blows. Let’s seee! Jo In-sung sebagai Oh Soo Seorang pejudi dan playboy yang dulu dibuang ibunya. Karena hutang, ia terpaksa berpura-pura menjadi Oh Soo, kakak Oh Young, ahli waris tunggal pengusaha kaya. Song Hye-gyo sebagai Oh Young Gadis cerdas, dan ahli waris tunggal yang tidak percaya pada cinta. Oh Young juga kehilangan penglihatannya sehingga dia sangat berhatihati dan selalu merasa kesepian. Kim Bum sebagai Park Jin-sung Teman Oh Soo yang selalu membantu aksinya sejak di meja judi hingga misi untuk mendapatkan uang warisan dari tangan Oh Young. Eun Ji sebagai Moon Hee-sun Merupakan adik dari cinta pertama Oh Soo. Dia terus berada di dekat Oh Soo untuk mengawasi gerak-gerik kekasih kakaknya yang telah meninggal karena Oh Soo. Seo Hyo-rim sebagai Jin So-ra Perempuan yang sangat terobsesi dengan Oh Soo. Dia pula yang mengakibatkan Oh Soo masuk penjara dan memiliki banyak utang. Kim Younghoon sebagai Lee Myung-ho Tunangan Oh Young yang selalu berusaha membongkar kebohongan Oh Soo palsu. (*/det)

Like fanpage Xpresi : Xpresi Pontianak Post

WINTER SCENE ▲

berpose di bawah salju Jo In-sung (kiri) dan Song Hye-gyo gah) untuk sesi syuting (ten -tae Gyu bersama sutradara Kim liburan saat musim dingin.

Follow Xpresi : @XpresiPtkPost

C

M

Y

K

Belajar dari

Penyandang Tunanetra Menyaksikan akting Song Hye-gyo dalam kisah sedih nan memilukan, hal biasa. Namun serial ini memberi tantangan berbeda bagi aktris serial Endless Love, All In, dan Full House ini. Di That Winter The Wind Blows, Song Hye-gyo memerankan seorang gadis buta. Tentu dengan kisah memilukan yang menguras air mata. Untuk mendalami peran, Song Hye-gyo secara khusus m e l a ku k a n r i s e t d e n g a n m e n d at a n g i p a nt i s o s i a l untuk berinteraksi langsung dengan penyandang tunanetra. Ia ber temu dengan para penyandang tunanetra dan berbagi banyak cerita dengan m e re ka. S eb e l u m b e na rbenar bertemu dengan para penyandang tunanetra, ia memiliki prasangka tersendiri terhadap mereka dan bias. Bahkan ketika bicara dengan mereka dan mempelajari mereka, dia berkata pada diri sendiri, “Wow, selama ini saya tak pernah tertarik dengan mereka. Saya (merasa) menjadi lebih rendah”. Berkenalan langsung dan memerankan tokoh tunanetra, Song Hye-gyo kini memiliki pandangan dan misi tersendiri terhadap kehidupan penyandang tunanetra. Pekerjaan rumah yang harus ia kerjakan kali ini, mengubah paradigma yang hidup di masyarakat. “Para tunanetra juga manusia. Kita semua harus mengubah pandangan yang memandang rendah orang-orang dengan kekurangan itu,” paparnya jujur. X setuju nih sama Eonni, kita semua kan sama-sama makhluk Tuhan, jadi nggak ada yang lebih tinggi dan lebih rendah di mata manusia.**

Movie Freak

SUKA KERUMITAN & KEUNIKANNYA FILM horror yang mengambil latar anak kecil dan keluarga mungkin emang lagi naik daun. Sebut saja Insidious dan Possession. Keduanya mampu merebut hati penonton di seluruh dunia dengan alur cerita yang bikin dada naik turun. And barely, sebuah film dengan tema yang kurang lebih sama muncul di biskop tanah air, berjudul Mama. BY : LARAS ARIANTI

Judulnya buat kita nggak nyangka kalo ini film horror, tapi begitu liat covernya, udah terasa tuh seremnya film tersebut. Objek hantu di film ini memang beda dari biasanya, kalo biasa yang menganggu itu setan penjaga rumah atau makhluk yang nggak sengaja ngikutin, di film ini hantunya itu adalah seorang ibu. “Film ini horornya beda dari jalan cerita yang lain, trus ada efek animasinya yang bagus dan lebih ditonjolkan. Hampir 80% dari klimaks film ini menggunakan efek animasi yang memukau pada si hantu,” ujar Riza. Film ini terlihat rumit dan jalan ceritanya juga unik. Kekentalan kasih sayang seorang ibu yang tecermin dari cara ia melindungi dua anak kecil walaupun telah menjadi roh, sangat terasa. “Di situ anaknya acting bagus banget, karena lama nggak ada yang ngasuh dan tinggal di hutan, kelakukan mereka bener-bener seperti binatang. Yang jelas, ide cerita film ini original,”kata cowok yang kuliah di Polnep ini. “Ceritanya tentang hantu penasaran. Mama di film ini adalah hantu penasaran yang bunuh diri karena dipisahin sama anaknya yang masih bayi, ia menganggap kalo Lily dan Victoria adalah anaknya. Dan setelah mereka bersamasama tinggal dalam gubuk, dia nggak suka anaknya diasuh orang lain, makanya makan korban,” lanjutnya lagi. Dramatis film ini keliatan dari proses kedua orang tua asuh yang berusaha mengubah perilaku kedua anak tersebut. “Mereka mengasuh anak tersebut, tapi suka terjadi kejadian aneh, begitu sih awal-awal ceritanya,” kata cowok kelahiran 22 Maret 1993 ini. Yang jelas film ini benerbener nampilin kalo makin hari hantu makin canggih, setelah ada drakula sekeren Edward Cullen dan Pocong yang bisa twitteran, di film ini kita bisa liat ada hantu yang bisa mengadopsi anak manusia #fiuh. ** Riza Ramanda


Di China, tepatnya di Provinsi Hubei, terdapat restoran gantung. Anda harus melewati jembatan beton sempit, karena restoran esktrem ini terletak di dalam gua di atas tebing. Lantai restoran tergantung beberapa ratus kaki diatas tanah. Ketinggian inilah yang membuat restoran ini menyediakan fasilitas bungee jumping bagi pecinta olahraga pemacu adrenalin.

Diolah Aneka

Hidangan Ikan asin memiliki cita rasa, aroma, dan tekstur yang sangat khas, apalagi setelah digoreng. Sulit mencari bahan pangan yang setara dengan ikan asin. Di Indonesia, ikan asin begitu populer sebagai lauk pauk yang lezat dan ternyata tidak hanya disantap sebagai pelengkap sayur asem atau nasi timbel, ikan asin dapat diolah menjadi aneka hidangan.

Teri Medan

Rasanya yang gurih dan lezat, tak hanya menjadikannya terfavorit tetapi juga termahal. Jenis ikan teri ini ditandai oleh bentuknya yang kecil dan putih bersih. Biasanya ikan teri ini diolah dalam bentuk balado yang dicampur kacang tanah.

Anda?

Pontianak Post Kamis 14 Maret 2013

T a s t e

33

Ikan asin? Siapa yang tak mengenal panganan yang begitu membumi di segala kalangan masyarakat ini? Di seluruh Indonesia, ikan asin begitu populer sebagai lauk pauk lezat yang disantap sebagai pelengkap sayur dan nasi. Rasanya yang gurih dan aromanya yang menggugah selera makan menjadi alasan banyak orang menggemari panganan asin ini. Oleh: Deliana

Cumi Asin

Cumi- Cumi adalah hewan laut yang familiar bagi penduduk indonesia, selain gurih, cumi-cumi juga mudah didapat. Saat diolah dalam bentuk asin, rasanya semakin “nendang” apalagi jika disantap bersama sayur asam atau diolah bersama cabai hijau.

Jambal Roti

Banyak orang menggemari ikan jambal karena dagingnya yang tebal. Pernahkah Anda bertanya dari jenis apakah ikan jambal? Ikan mayung adalah ikan laut yang digunakan untuk membuat ikan jambal roti.

Ikan Bulu Ayam

Bentuknya yang tipis dan menyerupai bulu ayam, tak heran jika banyak menyebutnya sebagai ikan asin bulu ayam. Ikan asin ini juga menjadi sajian favorit karena rasanya yang tidak teralu asin dan teksturnya yang renyah setelah digoreng.

Ikan Asin Gabus

Tahukah

Ikan gabus adalah salah satu jenis ikan air tawar yang sering digunakan untuk ikan asin. Biasanya ikan gabus yang telah mati dibelah menjadi dua, sehingga tampak melebar.Biasanyabanyak orang menggunakannya sebagai tumisan sambal ijo atau hanya digoreng kering saja. (*/bbsb)

D

i negara-negara masih ragu. Dalam beberapa waktu Asia, ikan asin (ker- belakangan, konsumsinya hampir ing) menduduki setiap hari. Bisa satu ons per hari. Tapi peran penting da- ya tetap makannya bersama orang lam menu kesehar- rumah juga. Apapun sayurnya, tetap ian penduduknya. ada ikan asin dan sambal tomat atau Tak heran bila seorang pakar as- teri,” komentar penyanyi muda yang ing menyebutkan bahwa ikan asin (kering) adalah ”Asian Staple Food” atau ”Makanan Utama Bangsa Asia”. Melihat fakta di lapangan, ikan asin ternyata nyaris tidak pernah absen di meja makan sebagian besar masyarakat pribumi. Bahkan ada diantaranya 1. Pilih ikan asin yang masih utuh. yang hampir setiap hari 2. Pilih ikan asin yang permukaanmengonsumsi, seperti Tri nya bersih. Warna masih sepAyu Lestari (21), warga erti ikan aslinya. Ikan asin yang Jalan Husein Hamzah kemerahan dan berwarna hitam Gang Krakatau. Penggemenandakan adanya jamur. mar hampir segala jenis 3. Pilih ikan asin yang tidak berbau ikan asin seperti ikan asin busuk. biawan, terubuk, kukus, klisi, lais, dan gembung 4. Cucilah ikan asin terlebih dahuini mengaku lebih memilu, lalu bungkus dengan kertas lih ikan asin ketimbang minyak. Agar ikan tidak terlalu ayam. asin. Ia pun tak menampik 5. Tambahkan garam seperlunya jika panganan yang satu atau tidak sama sekali, karena ini membuat ketagihan masakan sudah berasa asin. dan menggugah selera (*/bbsb) bersantapnya. ”Jujur, sebenarnya saya baru menyukai ikan asin sejak tahun ini, kemarin-kemarin

biasa mengolah ikan asin dengan tumis cabe rawit pedas ini. Penggemar rasa asin seperti Callista Vania (22) tak mau melewatkan ikan asin dalam menu makanannya. Meski kadang-kadang, namun sekali konsumsi ia bisa menghabiskan banyak, terlebih saat ada teri medan yang turut melengkapi saat-saat bersantapnya. ”Ikan asin bisa diolah menjadi apa saja. Digoreng kering biasa, dicampur telor, atau dicampur mie. Kalau nggak mau terlalu asin, paling dicampur dengan olahan lain yang berkuah,” tutur perempuan yang saat ini berdomisili di Denpasar, Bali. Lisa Saragih (21) pun serupa dengan penyuka ikan asin lainnya. Perempuan yang berprofesi sebagai announcer di Radio Volare ini mengaku senang dengan olahan ikan asin yang dibuat sambal. ”Ikan asin tuh enak, memberikan rasa gurih pada makanan. Paling enak dibikin sambel, tapi nggak digoreng kering. Konsumsinya nggak begitu banyak sih, tapi relatif sering. Soalnya yang biasa dikonsumsi itu ikan asin pedak atau gembung,” komentar warga Jalan Purnama ini. Menurutnya pula, ikan asin bisa menjadi panganan sehat jika dikonsumsi secara wajar. ”Mengapa sehat? Ya soalnya bisa membuat nafsu makan bertambah. Apalagi jika diolah dengan bahan makanan lainnya yang bisa menambah nilai gizi. Tapi ya itu.. konsumsi secukupnya, jangan

kebanyakan,” pungkasnya. Ikan asin memang jawaranya teman makan. Bagi Sapardiansyah (24) yang berprofesi sebagai karyawan swasta, ikan asin merupakan panganan yang cocok dimakan bersama nasi hangat, sayur asem, dan sambal terasi. Ikan asin pari dan ikan asin tenggiri adalah dua favoritnya. ”Kalau ikan asin pari emang dasarnya sudah enak sih. Kalau ikan tenggiri, dagingnya empuk dan paling enak dimasak dengan sambal goreng,” komentar warga Jalan Ya’ Sabran ini. Banyaknya isu panganan berpengawet yang tidak sehat membuat ia cermat dalam memilih ikan asin yang akan dikonsumsi. ”Kalau dari pembuatnya diolah dengan cara yang benar, pastinya ikan asin akan tetap sehat dan punya nilai gizi didalamnya. Tapi kan sekarang juga banyak pembuat yang menambahkan borax atau formalin agar tampilan ikan asinnya lebih bagus dan tahan lama. Agar tetap sehat, ya pilih ikan asin segar yang warnanya tidak putih dengan tekstur lunak dan berbau khas ikan. Lalu, sebelum diolah cuci dengan air bersih dan rebus beberapa saat, tiriskan dan rebus ulang kembali hingga tiga kali agar larutan garam dan zat-zat kurang baiknya berkurang. Setelah itu siap deh diolah dengan resep apa saja,” paparnya memberitahu. **

Sebaiknya Miliki 3 Talenan Ada kalanya kita bingung menentukan mana yang lebih baik, memakai talenan kayu atau plastik? Sebagai alas memotong berbagai bahan makanan, selain praktis dan mudah digunakan, sebuah talenan harus memenuhi syarat kebersihan. Dengan fungsinya memotong berbagai bahan makanan baik mentah maupun matang, talenan adalah media yang subur untuk menumbuhkan bakteri maupun jamur. Anda tentu tak ingin makanan bercampur dengan dua hal tak diinginkan tersebut. Jumlah talenan yang baik adalah tiga buah. Jumlah

C

tersebut disesuaikan dengan fungsi masing-masing. 1. Talenan untuk memotong da­ ging, ayam, dan ikan/seafood. Makanan yang berasal dari hewan memiliki tingkat kesulitan yang lebih tinggi saat mencucinya. Sisa darah dan daging yang mentah ha­rus hilang dari talenan dengan cara mencucinya dengan air panas dan menggunakan sabun pencuci piring anti bakteri. 2. Talenan un­ tuk memotong sayuran. Talenan ini biasanya ha­

m

y

k

nya dicuci de­ ngan siraman air, dengan alasan ‘tidak kotor’. Padahal sayur mayur juga membawa banyak kotoran, mulai dari tanah dan pestisida. Pastikan Anda mencuci talenan ini dengan baik sekalipun tanpa air panas seperti talenan pada poin pertama.

3 . Ta ­ lenan untuk memo­ tong makanan matang. Sudah jelas talenan ini cenderung lebih aman dari bakteri dan jamur dibandingkan talenan di atas. Tapi tentu saja, Anda harus mencucinya sampai bersih setelah dipakai. Bahan makanan matang juga berpotensi menumbuhkan jamur bisa ada sisa makanan yang menempel di talenan. (*/bbsb)


34

Pontianak Post

l

Kamis 14 Maret 2013

+

+

+

+

cmyk

C

m

y

k


Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

METRO SPORT

35

Tim Futsal 13 Pengcab Diharapkan Tampil AJS-KONI Cup VIII, Persiapan Porprov XI PONTIANAK—Beberapa tim futsal kabupaten kota menyatakan siap tampil dalam Turnamen Futsal AJS-KONI Cup VIII yang akan berlangsung di GOR Pangsuma Pontianak 6-18 Mei mendatang. Diantaranya, tim futsal Kabupaten Ketapang, Kabupaten Sambas, Kapuas Hulu dan Landak. “Keempat tim ini begitu tertarik untuk bisa berkompetisi di

ajang ini. Ajang futsal AJS KONI Cup menjadi salah satu bidikan mereka. Kita harap kompetisi akan menarik dengan hadirnya tim-tim tangguh tersebut,” ungkap Drs Dedi Juzari, dari BFD Kalbar. Dirinya mengharapkan tak hanya tim itu saja yang bisa tampil di kompetisi ini, beberapa daerah lainnya, seperti Kubu Raya, Kota Pontianak,

Kayong Utara, Melawi, Kota Singkawang, Kabupaten Pontianak, Sintang, Bengkayang dan Sanggau juga berkompetisi. “Sayang jika kompetisi seperti ini dilewatkan begitu saja. Kami harap seluruh kabupaten kota bisa ikutserta. Ini adalah barometer bagi perkembangan dan pembinaan futsal bagi setiap daerah, juga sebagai persiapan menghadapi Porprov XI yang akan berlangsung tahun 2014 mendatang,” kata dia. Proses pembinaan yang diing-

inkan panitia dalam hal ini, AJS, KONI Kalbar dan BFD Kalbar, ungkap Dedi, jelas tergambar, karena panitia mematok usia 23 tahun bagi pemain yang tampil di ajang ini. “Kita ingin dari kompetisi ini akan lahir pemainpemain muda bertalenta yang nantinya bisa dipanggil untuk memperkuat BFD Kalbar di ajang nasional,” kata Dedi. Sementara itu, panitia pelaksana dari AJS Kalbar Rio Febrian mengatakan, sejauh ini undangan untuk peserta sudah dalam

C

M

Y

K

proses sebar. “Mungkin dalam minggu-minggu ini seluruh undangan sudah bisa diterima oleh pengcab futsal bersangkutan,” ungkap dia. Dia juga mengatakan antusias peserta di kategori lainnya, yakni SLTP, SLTA, umum dan fans club cukup tinggi. Sejumlah tim sudah memastikan untuk bisa bergabung dalam turnamen ini. “Bahkan jauh-jauh hari mereka sudah meminta formulir keikutsertaan,” ungkap Rio. (bdi)

FOTO ISTIMEWA


36

SOCCER

Bersama Galatasaray, Drogba Ingin Juara Liga Champions Lagi

Pontianak Post

Kamis 14 Maret 2013

MELAJU: Didier Drogba (tengah), Wesley Sneijder (kiri), bersama rekan satu tim di Galatasaray merayakan kesuksesan mereka melaju ke babak perempat final setelah menyingkirkan Schalke 04 dini hari kemarin. AFP PHOTO / ODD ANDERSEN

GELSENKIRCHEN - Didier Drogba sekali mengangkat trofi Liga Champions saat dia masih berseragam Chelsea. Penyerang asal Pantai Gading itu berharap bisa mengulangi sukses tersebut bersama Galatasaray. Pada musim terakhirnya di Chelsea, Drogba mendapatkan medali juara Liga Champions. Dia juga jadi penentu kemenangan The Blues atas Bayern Munich di final. Setelah sempat “mampir” di Shanghai Shenhua, Drogba kini memperkuat Galatasaray. D i k l u b Tu r k i i t u , D ro g b a k e m b a l i t a m p i l d i aja n g L i ga C ha m p i o n s. Galatasaray kini jadi salah satu tim yang lolos ke perempatfinal. Di babak 16 besar, mereka menyingkirkan Schalke 04 dengan skor agregat 4-3. “Segalanya mungkin dalam sepakbola. Saya bisa mengulangi sukses yang saya dapatkan bersama Chelsea musim lalu di Galatasaray sekarang,” ungkap Drogba di situs resmi UEFA. “Tentu saja, pada musim lalu saya berada di level terbaik dalam hal kondisi fisik. Sekarang saya agak kesulitan. Anda bisa melihat saya beberapa kali kehilangan bola. Tidak mudah untuk kembali ke sepakbola Eropa dan bersaing di level tertinggi di Liga Champions,” katanya. Galatasaray mendapatkan perlawanan sengit sebelum akhirnya mampu memetik kemenangan atas Schalke 04. Performa bagus tim asal Turki itu membuat Didier Drogba senang. Kemenangan atas Schalke mengantarkan Galatasaray melaju ke babak selanjutnya kompetisi Liga Champions. Mereka menang agregrat 4-3 dan berhak mendapatkan satu tiket ke perempatfinal. Saat pertandingan yang berlangsung di Veltins Arena, Rabu (13/3/2013) dinihari WIB itu akan berakhir imbang, Umut Bultu memastikan kemenangan Galatasaray dengan golnya si masa injury time. Drogba yang melihat cara bermain tak kenal lelah rekanrekan setimnya, lantas mengaku senang. ”Pertama, hasil akhir ini merupakan hasil yang pertandingan yang bagus buat kami, dan saya senang dengan cara kami bermain,” jelas Drogba di Sky Sport. “Kami menunjukkan beberapa karakter. Malam ini, kami datang dengan sikap yang fantastis,” imbuhnya. (int)

Didier Drogba

GALATASARAY LOLOS AGREGAT 3-4

SCHALKE 04

2 3 GALATASARAY

CIM BOM ULANG MEMORI 2001

GELSENKIRCHEN - Kembali tampil di Liga Champions setelah absen lima tahun tak disia-siakan Galatasaray. Klub raksasa Turki itu sukses menembus perempat final setelah menyingkirkan Schalke 04 kemarin. Itu berarti menyamai prestasi terbaik Cim Bom (julukan Galatasaray) pada 2001 atau di era legenda Rumania Gheorghe Hagi dan kiper Brasil Claudio Taffarel. Galatasaray sebenarnya juga termasuk dalam delapan tim terakhir yang eksis pada Liga Champions 1994. Hanya, Liga Champions kala itu masih belum menggunakan format knockout sampai semifinal. Dengan kata lain, perebutan tiket empat besar masih menggunakan penyisihan grup. “Kami lolos karena usaha keras para

pemain. Ketika saya meminta semua pemain untuk bertahan, mereka melakukannya. Itulah kunci kemenangan kami,” kata Fatih Terim, pelatih Gala (sebutan lain Galatasaray) yang mencium kening semua pemainnya seusai laga itu kepada NTVSpor. Pemain Gala yang layak diapresiasi adalah Hamit Altintop. Golnya dari jarak 30 meter pada menit ke-37 tak hanya menjadikan skor 1-1 alias membalas gol Roman Neustadter (17”). Gol pertama Altintop sejak bergabung dengan Galatasaray musim panas lalu itu pun memompa motivasi timnya. Walhasil, lima menit kemudian, Gala berbalik memimpin 2-1 via Burak Yilmaz lima menit kemudian. Schalke yang sebe-

C

M

Y

K

narnya mampu menahan Gala 1-1 dalam leg pertama di Turki itu pun dibuat tertekan. Tuan rumah memang menyamakan kedudukan 2-2 melalui Michael Bastos di menit ke-63. Tapi, itu tidak cukup untuk lolos karena Schalke bakal kalah aturan gol away. Schalke yang kehilangan bomber utama Klaas-JanHuntelaarkarenacederaligamen lutu itu lantas meningkatkan serangan di sisa pertandingan. Tapi, justru di menit akhir injury time, striker pengganti Umut Bulut justru memastikan kemenangan Gala dari counter attack. Sekalipun menginspirasi Gala menembus perempat final, Altintop masih memberi simpati kepada Schalke. Itu mengingat Schalke adalah mantan klub

Altintop periode 2003 sampai 2007. “Saya harap fans Schalke bisa memaafkan saya,” kata Altintop di situs resmi UEFA. Altintop pun berpeluang bertamu mantan klubnya lagi di perempat final. Yakni Real Madrid atau Bayern Munchen (dengan catatan mengatasi Arsenal dini hari tadi WIB). “Saya ingin bertemu Uli Hoeness (manajer umum Bayern, Red) lagi,” sambung gelandang 30 tahun itu. Di sisi lain, kubu Schalke pun hanya bisa meratapi kegagalan mereka. “Hasil ini sulit diterima. Kami seperti tertidur di babak pertama. Sulit menjelaskan alasannya karena kami sebenarnya tampil penuh percaya diri,” kata playmaker 19 tahun Schalke, Julian Draxler, kepada Sky Sport. (dns)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.