Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan Pemerintah Kota Bogor sepakat untuk patungan membangun jalan baru pengganti Jalan Saleh Danasasmita, Batutulis, Kota Bogor yang ambles awal Maret lalu.
Sumber:
Diolah Radar Bogor
Terjadi pada
Selasa (4/3/2025)
dini hari sekitar
Tidak ada korban saat kejadian
FOTO:SOFYANSYAH/RADAR BOGOR
DISAMBUT WARGA: Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi disambut antusias oleh warga saat meninjau Jalan Saleh Danasasmita, Batutulis, Kota Bogor, kemarin.
PERSIAPAN: Logistik Pilkada 2024 siap dibagikan ke daerah yang mengalami pemungutan suara ulang (PSU).
Cuaca Buruk Berpotensi Hambat PSU
JAKARTA–Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI memastikan seluruh persiapan pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Kepala Daerah 2024 di sembilan daerah pada 16 dan 19 April 2025 telah dilakukan secara menyeluruh dan maksimal.
Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin, mengatakan bahwa seluruh daerah yang akan menggelar PSU pada pekan ini diperlakukan dengan standar kesiapan yang sama.
Hal ini demi memastikan proses demokrasi berlangsung lancar dan
kredibel, sesuai putusan Mahkamah Konstitusi yang memerintahkan PSU di sejumlah wilayah sebagai tindak lanjut dari sengketa hasil Pilkada Serentak 2024. “Kita perlakukan sama semua daerah yang PSU minggu ini. Insyaallah semua daerah sudah siap melaksanakan PSU,” kata Afifuddin.
Dia menegaskan bahwa persiapan PSU di tiap daerah dilakukan dengan prinsip maksimal. Artinya setiap elemen pelaksanaan PSU, mulai dari distribusi logistik, kesiapan tempat pemungutan suara, petugas
penyelenggara, hingga pengamanan telah dipastikan dalam kondisi optimal. “Semua persiapan maksimal,” ujarnya. Salah satu perhatian khusus KPU dalam persiapan PSU kali ini adalah potensi cuaca buruk, mengingat beberapa wilayah diprediksi mengalami hujan deras dan kondisi alam yang tidak menentu pada pertengahan April.
Menanggapi hal itu, Afifuddin menekankan bahwa KPU di daerah telah menjalin komunikasi intensif dengan pihak-pihak terkait, termasuk
pemerintah daerah, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), serta aparat keamanan. Hal ini bertujuan agar ada langkah mitigasi yang tepat dan responsif jika cuaca ekstrem benar-benar terjadi saat hari pelaksanaan. “Dikoordinasikan dengan para pihak. Saya baru dari Tasikmalaya, mereka juga sedang koordinasi antisipasi cuaca buruk dengan pihak terkait di pemda,” ungkap Afifuddin.
Afifuddin mengapresiasi kerja keras jajaran KPU di daerah yang terus menunjukkan kesiapan, bahkan di
tengah tantangan geografis dan cuaca yang beragam. Ia berharap seluruh pihak, termasuk masyarakat pemilih, dapat mendukung kelancaran PSU agar proses demokrasi benar-benar mencerminkan kehendak rakyat. Sebelumnya, Sabtu (12/4), Wakil Menteri Dalam Negeri Ribka Haluk mengatakan bahwa sembilan daerah telah menyatakan kesiapannya untuk melaksanakan PSU pada 16 dan 19 April 2025.
Dia menyebut bahwa Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, akan melaksanakan PSU pada 16 April 2025. Sementara delapan daerah lainnya, yakni Kota Banjarbaru (Kalimantan Selatan), Kabupaten Serang (Banten), Kabupaten Pasaman (Sumatera Barat), Kabupaten Tasikmalaya (Jawa Barat), Kabupaten Empat Lawang (Sumatera Selatan), Kabupaten Kutai Kartanegara (Kalimantan timur), Kabupaten Gorontalo Utara (Gorontalo), dan Kabupaten Bengkulu Selatan (Bengkulu), akan melangsungkan PSU pada 19 April 2025. (net)
JAKARTA–Mahkamah Agung
menyiapkan Smart Majelis atau aplikasi penunjukan majelis hakim secara robotik pada seluruh pengadilan di Indonesia untuk mencegah hakim terlibat korupsi dalam pengurusan perkara atau judicial corruption. “MA segera menerapkan aplikasi penunjukan majelis hakim secara robotik, Smart Majelis, pada pengadilan tingkat pertama dan tingkat banding sebagaimana yang telah diterapkan di MA untuk meminimalisir terjadinya potensi judicial corruption,” kata Juru Bicara MA Yanto dalam konferensi pers di Jakarta, Senin (14/4) kemarin.
Menurut Yanto, Smart Majelis tersebut sudah mulai diterapkan di tingkat MA. Artinya, penentuan hakim agung di MA untuk menangani suatu perkara telah menggunakan sistem robotik. Kemudian, imbuh dia, berdasarkan hasil rapat pimpinan (rapim) MA pada Senin pagi menyepakati bahwa Smart Majelis akan diterapkan di seluruh pengadilan, baik tingkat pertama maupun banding.
Pada kesempatan yang sama, Kepala Biro Hukum dan Humas MA Sobandi menjelaskan bahwa Smart Majelis digunakan agar penunjukan majelis hakim terbebas dari praktik-praktik curang. “Penunjukan aplikasi itu bukan berdasarkan pesanan, tapi langsung secara otomatis robot akan menentukan ketika ada perkara masuk, siapa hakimnya. Oleh robot, bukan oleh manusia lagi,” katanya.
Namun begitu, MA belum dapat memastikan kapan Smart Majelis dapat diterapkan di seluruh pengadilan. Sebab, sistem tersebut perlu dimaksimalkan terlebih dahulu. “Kita harus membangun dulu aplikasinya,” ucap Sobandi. Wacana penerapan Smart Majelis ini disampaikan dalam konferensi pers sikap MA menyusul Kejaksaan Agung yang menetapkan insan peradilan sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap dan/atau gratifikasi mengenai putusan lepas perkara korupsi ekspor minyak kelapa sawit mentah (CPO) di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. (*)
JAKARTA–Ketua DPR RI, Puan Maharani menanggapi temuan Lembaga Survei Indonesia (LSI) yang menunjukkan bahwa 70,3 persen masyarakat Indonesia belum tahu, jika DPR sedang membahas revisi Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (RKUHAP). Ia memastikan, pembahasan subtantif RKUHAP belum dimulai.
Puan memaklumi jika mayoritas masyarakat belum mengetahui pembahasan RKUHAP lantaran memang DPR secara resmi belum
bersidang sehingga belum ada pembahasan terkait RUU tersebut. Sebab, DPR sendiri baru akan selesai menjalani masa reses pada 16 April mendatang. “Sekarang belum ada (pembahasan, red). Kami baru akan masuk dalam sidang yang akan datang nanti tanggal 17 (April). Jadi sidangnya belum mulai. Ini belum masuk masa sidang. Semuanya masih dalam rangka libur lebaran, dan masa reses,” kata Puan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin,
(14/4).
Ia mengamini, Komisi III DPR sempat menggelar rapat dengan berbagai pihak beberapa waktu lalu untuk meminta masukan mengenai RKUHAP. Namun, agenda tersebut hanya untuk menerima masukan dari masyarakat, belum masuk pada substansi pembahasan revisi KUHAP.
“Sampai saat ini kita belum melakukan apapun terkait dengan revisi Undang-Undang KUHAP. Kalaupun ada pertemuan itu dalam rangka
untuk menerima masukan dari masyarakat,” ucap Puan. Oleh karena itu, Puan memastikan saat ini belum ada tindaklanjut berupa rapat pembahasan mengenai RKUHAP. Ia memastikan, pembahasan akan dilakukan secara transparan.
“Jadi di Komisi III ataupun di AKD (alat kelengkapan dewan) yang lain belum ada tindak lanjut dari apapun untuk merevisi hal tersebut,” pungkas Puan.(jpc)
JAKARTA– Dewan Pengurus Pusat Partai Kebangkitan Bangsa (DPP PKB) menggelar Silaturahim Lebaran 1446 Hijriah dalam rangka Halal Bihalal. Acara digelar dengan cara unik melalui Live Open House di platform media sosial TikTok, akun Ketua Umum DPP PKB, Abdul Muhaimin Iskandar. “Alhamdulillah selamat berjumpa kembali peserta live tiktok silaturahim lebaran 2025/1446 Hijriah. Bahagia bersyukur bisa bertemu dengan sahabat, teman dan seluruh keluarga besar PKB melalui live TikTok sore ini,” kata Cak Imin, Minggu (13/4). Live tersebut terpantau ditonton oleh 28.000 TikTokers dengan jumlah like mencapai 1,1juta, 15.200 komentar, dan dishare sebanyak 1.640 kali. Cak Imin mengaku bahagia dapat menyapa masyarakat Indonesia serta seluruh pejuang PKB melalui Live TikTok. Ia mengucapkan permohonan maaf atas setiap kesalahan dan kekhilafan selama berjuang bersama PKB. “Pada kesempatan ini saya sung-
guh sangat-sangat bahagia dan mengucapkan minal aidzin wal faidzin, ja’ala nallahu wa iyyakum takabbalallahu minna wa minkum takabbal ya karim,” ujarnya. “Saya bersyukur hari ini bisa ribuan yang ikut bergabung dalam waktu yang sama. Saya minta semua jajaran untuk lebih aktif lagi dalam merajut kebersamaan dalam bersosial media,” ungkapnya. Lebih lanjut, Cak Imin mendorong seluruh kader dan pengurus PKB untuk lebih laktif lagi di seluruh platfrom media sosial. Sebab media sosial adalah salah satu cara ampuh menjaring aspirasi sekaligus menyapa masyarakat dengan cepat dan efisien.
“Di dunia nyata kita ada 16 juta, maka di dunia maya kita harus solid 16 juta dalam setiap langkah gerak sosial keagamaan, ekonomi, budaya, tradisi, sehingga kekuatan kita itu dahsyat, kekuatan kita itu solid. PKB harus menjadi salah satu kekuatan yang akan mewarnai dunia maya (sosial media) kita,” pungkas Cak Imin (jpc)
JAKARTA–Anggota Komisi III DPR RI, Jazilul Fawaid, meminta agar
silaturahmi menteri Kabinet Merah Putih ke Presiden ke-7 Republik
Indonesia Joko Widodo (Jokowi) tidak dipolitisasi. “Sudahlah, kita tidak usah mempolitisir halalbihalal. Kita publik sudah bisa menilai semuanya mana yang tulus, mana yang tidak. Mana itu peristiwa politik, mana peristiwa halalbihalal,” kata Jazilul di Komplek
Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (14/4) kemarin.
Jazilul juga mengajak publik untuk memandang kegiatan silaturahmi tersebut secara positif.
“Karena sekarang ini media sosial ini luar biasa dan sebab itu ambil positifnya saja untuk ke depan ini.
Jadi masa iya seorang menteri tidak boleh halalbihalal? Boleh saja, kita semuanya boleh kok,” ujarnya.
Lebih lanjut Jazilul juga menepis isu soal munculnya matahari kembar dalam pemerintahan. Menurutnya,
hal itu tidak akan
mungkin terjadi karena tidak diperbolehkan oleh konstitusi. “Di dalam konstitusi kita tidak
memungkinkan ada matahari kembar. Tidak ada itu. Yang ada presiden dengan wakil presiden Kalau itu dianggap matahari kembar,
(SALMAN TOYIBI/ JAWA POS)
BAHAS: Ketua DPR Puan Maharani (kedua kanan) bersama Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad (kanan), Adies Kadir (kedua kiri) dan Saan Mustopa (kiri).
SILATURAHMI: Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri), Bima Arya Sugiarto
bersama istri Yanne Ardian, saat melakukan halal bihalal ke rumah Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi) dalam momen Idul Fitri, belum lama ini.
MIMBAR BEBAS
1. PLN Bogor (0251) 8345400
2.
7.
8.
Sentul (021) 29672977, (021) 29673000
Mulia Pajajaran (0251) 8379898
Bogor (021) 8753547
Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292
RS Azra (0251) 8318456
RS Hermina Mekarsari (021) 29232525
RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435
RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868
Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 8324024
Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822
Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360
terkemuka mengeluarkan dekrit keagamaan atau “fatwa” yang langka, yang menyerukan semua Muslim dan negara-negara mayoritas Muslim melancarkan “jihad” melawan Israel. Seruan jihad untuk merespon situasi gaza dan gagalnya semua ikhtiar umat menolong kaum muslimin di sana (demo, boikot, bantuan logistik, dll). Harapan pembebasan Palestina pun tak kunjung didapatkan, bahkan semakin banyak warga yang syahid. Hanya kalau sebatas fatwa saja tentu tidak akan efektif, apalagi fatwa tidak memiliki kekuatan mengikat. Padahal kekuatan militer (pasukan dan senjatanya) ada di tangan
PRESIDEN Amerika Serikat, Donald Trump telah menggulirkan kebijakan tarif dasar sebesar 10 persen untuk semua barang impor, dan sebagian lainnya dikenakan tarif khusus yang lebih tinggi. Ada sekitar 54 negara dikenakan tarif khusus tinggi mulai dari 11 persen hingga 47 persen. Negera Republik Demokratik Kongo dkenakan tarif sebesar 11 persen, dan Madagaskar sebesar 47 persen. Sementara negeranegara di wilayah Asean seperti Thailand (36 persen), Indonesia (32 persen), Vietnam (46 persen), Myanmar (44 persen), Malaysia (24 persen), Brunei (24 persen), Kamboja (49 persen) dan Loas (40 persen), Dibandingkan dengan Thailand, Vietnam, dan Myanmar, Laos dan Kamboja di mana tingkat tarif yang dikenakan kepada Indonesia nilanya lebih rendah, termasuk dengan China (36 persen). Bila diasumsikan Indonesia menjual produk sejenis ke AS, dengan tingkat pengenaan tarif di beberapa negera Asean tersebut, termasuk dengan China, mestinya produk ekspor sejenis Indonesia masih bisa bersaing dengan beberapa negara tersebut. Tetapi pengekspor barang sejenis dengan Indonesia masih banyak yang lainnya, terutama untuk tekstil dan produk tekstil, misalnya, India hanya dikenakan tarif sebesar 27 persen dan Pakistan (29 persen). Untuk produk sawit dan elektronik Indonesia diperkirakan akan kalah bersaing dengan Malaysia karena hanya dikenakan tarif sebesar 24 persen, dan khusus peralatan mesin dan transportasi Indonesia akan kalah bersaing dengan Brunei karena hanya dikenakan tarif 24 persen. Pemerintah Indonesia telah mengambil langkah permisif untuk menanggapi kebijakan tarif Trump dengan menawarkan konsensi melalui revitalisasi Perjanjian Kerangka Kerja Perdagangan dan Investasi (TIFA), yang ditandatangani pada tahun 1996. Konsesi ini mencakup relaksasi aturan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) untuk sektor teknologi dan informasi, serta evaluasi pembatasan ekspor dan impor barang dari AS. Selain itu, Indonesia berencana meningkatkan impor produkproduk seperti gandum, katun, dan migas dari AS untuk mengurangi defisit perdagangan yang signifikan. Pemerintah juga merencanakan penerapan kebijakan fiskal dengan pendekatan penurunan bea masuk dan pajak impor.
Geliat Maksiat Kian Mencuat
BELUM genap satu bulan kita meninggalkan bulan suci Ramadan, namun geliat maksiat sudah mencuat. Awal bulan ini tepatnya pada 4 April 2025, Polresta Bogor Kota bersama petugas gabungan menggelar Operasi Yustisi Gabungan dengan menyasar beberapa hotel juga kos-kosan yang diduga menjadi tempat praktik penyimpangan sosial di Kota Bogor. Hal ini karena ada aduan dari masyarakat yang merasa curiga, dan benar saja dalam operasi tersebut terjaring 5 pasangan bukan suami istri serta 3 pasang tersangkut praktik Michat. Penyelesaian masalah ini tentu saja harus mencapai akarnya sekalipun Polresta Bogor Kota telah menghimbau seluruh lapisan masyarakat
terutama untuk pengelola hotel maupun kos-kosan agar lebih selektif dalam menerima tamu dan ikut serta dalam menjaga ketertiban norma sosial di lingkungan sekitar. Namun apabila akar permasalahannya belum teratasi niscaya akan terulang kembali. Pentingnya menanamkan ketakwaan dan keimanan pada setiap warga, agar terbentuk rasa tanggung jawab dalam berprilaku. Sebagai makhluk sosial, setiap perilaku kita pasti akan berdampak pada yang lainnya, maka dorongan keimanan dan ketakwaan adalah satu-satunya rem individu ketika berprilaku. Tidak hanya itu, namun sebagai manusia yang tidak luput dari dosa, maka perlu kiranya ada pengingat yang akan membantu
menjadi alarm ketika akan melakukan kemaksiatan, yaitu lingkungan sekitar atau masyarakat. Perlunya menumbuhkan kepedulian terhadap sesama agar saling mengingatkan satu sama lain sebagai bentuk kasih sayang sehingga masyarakat menjadi lebih kondusif. Agar tidak terulang, perlu kiranya aturan yang menjerakan, membuat kapok siapapun yang akan melakukan maksiat. Bukan malah difasilitasi dan diberikan ruang. Sebagaimana mengatasi masalah perzinahan, tidak menjadi tindak kriminal ketika dilakukan atas dasar suka sama suka apalagi tidak ada pengaduan dari masyarakat. Nauzubillah Yaya Aulia lia.darojatulaliyah @gmail.com
Cukupkah Dengan Fatwa?
para penguasa yang selama ini hanya menyeru namun tidak mengirimkan pasukan. Terlebih jihad defensif selama ini sudah dilakukan oleh kaum muslimin di Palestina di bawah komando sebuah kelompok bersenjata. Upaya pembebasan Palestina dengan jihad sejatinya butuh komando seorang pemimpin di seluruh dunia dan diperlukan persatuan umat. Dengan demikian umat Islam harus bersatu untuk mengusir zionis dari tanah kaum muslimin tersebut. Tanah Palestina adalah milik kaum muslimin, oleh karena itu seluruh kaum muslimin harus berupaya menjaganya dari berbagai ancaman termasuk penjajahan yang dilakukan oleh kaum zionis. Seruan jihad harus terus disampaikan agar para pemimpin di negeri-negeri yang mayoritas muslim mengerahkan para tentara untuk mengusir penjajah dari Palestina.
Mengapa Harus Konsensi?
Kebijakan konsensi yang ditawarkan pemerintah tentu memberikan konsekuensi. Pertama, adanya rencana relaksasi aturan TKDN hal ini akan berimplikasi pada program hilirisasi industri untuk memperkuat industri dalam negeri. Padahal program ini menjadi syarat prioritas bagi negara yang berkeinginan memiliki struktur industri dalam negeri yang kuat dan mandiri. Indonesia saat ini masih mengandalkan ekspor komoditas seperti kepala sawit, batu bara, karet alam, kopi, kakao, dan hasil laut, dengan tingkat pengolahan yang belum maksimal. Ekspor non migas Indonesia rata-rata 94,20 persen per tahun, yang di dalamnya ada kontribusi komoditas hasil industri pengolahan yang ratarata mencapai 79,58 persen. Pengertian komoditas hasil industri pengolahan adalah barang atau produk yang telah melalui proses pengolahan untuk meningkatkan nilai tambah, seperti tekstil, otomotif, elektronik, makanan olahan dan produk kimia. Tapi harus diingat bahwa produk olahan tersebut komponen impornya masih tinggi. Pada 2024, komponen impor untuk teksil mencapai angka 2,19 juta ton dengan nilai sekitarUS$8,94 miliar meliputi serat tekstil, kain, filamen, karpet dan sutra. Indonesia melakukan impor berbagai komponen elektronik untuk mendukung industri dalam negeri seperti semikonduktor, sirkuit terpadu dan lainnya, yang digunakan untuk menghasilkan produk eletronik konsumen, otomotif, dan telekomunikasi, dengan besaran impor mencapai US$23 miliar.
Kedua, pemerintah juga akan mengurangi penerimaan bea masuk dan pajak impor. Kedua sumber penerimaan negara ini diperkirakan mencapai Rp50 triliun per tahun. Sekarang sudah dapat diperkirakan apa konsekuensi dari tawaran konsensi yang diberikan pemerintah. Pertama, Indonesia akan terbebani nilai impor yang semakin besar. Konsekuensinya akan menggerus devisa dan berimplikasi pada melemahnya nilai rupiah. Selain itu, program hilirasasi tidak akan berjalan mulus, dan ini berimplikasi pada kemandirian industri nasional. Capaian target penerimaan pajak negara tahun 2025 juga mengalami penurunan dibandingkan penerimaan pajak periode yang sama tahun lalu. Dengan adanya tawaran penurunan bea masuk dan pajak impor kepada AS, apakah ini tidak membebani pemerimaan negara? Pemerintah perlu berpikir ulang untuk memberikan tawaran konsensi kepada AS. Surplus perdagangan internasional Indonesia dan AS tahun 2024 hanya US$19,3 miliar. Bandingkan dengan suplus perdagangan internasional Vietnam dan AS tahun 2024 yang mencapai US$123 miliar, dan Thailand sebesar US$ 45 miliar. Tapi kedua negara tersebut tidak harus melakukan konsensi.
Teori perdagangan internasional telah mengajarkan kepada kita, yaitu produksilah
Ummu Naziha Cianjur ninarusmiati718@gmail.com
pasar
internasional yang lebih luas.
jasa dan produk yang memiliki efisiensi tinggi di dalam negeri, dan imporlah barang dan jasa yang kurang efisien dari luar negeri. Efisiensi ini terkait dengan daya saing produk nasional. Indonesia memiliki bahan baku berlimpah (endowment factor). Tapi kelimpahan faktor sumber daya alam ini kurang di dukung penerapan teknologi pengolahan yang canggih, dan sumber daya yang handal. Industri di Indonesia lebih banyak mengandalkan daya saing tenaga kerja murah dan kurang kompetitif. Oleh karena itu, pemerintah sudah saatnya mendorong hilirasasi dengan banyak mengandalkan TKDN, sehingga lahir industri nasional yang tangguh yang terkoneksi dari hulu ke hilir, dan menjadi bagian dari rantai pasok industri dunia, serta tidak mengandalkan pada satu atau dua pasar yang besar, tapi tersebar ke pa sar-
Indonesia tidak harus menurunkan pendapatan bea masuk dan pajak impor untuk produk AS, karena beimplikasi pada tekanan stok devisa dan pendapatan negara. Selama ini defisit neraca perdagangan Indonesia dan AS hanya dilihat pada aspek perdagangan barang, dan belum memperhatikan aspek transaksi jasa (current account). Seharusnya pemerintah Indonesia juga dapat mengungkapkan berapa transaksi jasa Indonesia dan AS, yang diperkirakan Indonesia mengalami defisit. Karena sejak tahun 1973 transaksi jasa Indonesia selalu defisit. Dengan mempertimbangkan aspek di atas, seharusnya tawaran Indonesia ke AS bukan konsensi, akan tetapi melanjutkan hilirsasi industri nasional, memperluas cakup pasar non tradisional, dan mendorong perdagangan yang adil dengan mengungkapkan secara jujur transaksi barang dan jasa antara Indonesia dan AS.
TOWAF TOTOK IRAWAN
Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univeristas Pakuan
BOGOR RAYA
Waspada Gunung Gede Pangrango
Penutupan Pendakian Diperpanjang
CISARUA–Balai Besar Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGGP) kembali memperpanjang penutupan kegiatan pendakian. Itu imbas masih adanya aktivitas peningkatan Gempa Vulkanik di Gunung
Gede. Dalam Surat Edaran Kepala Balai
Besar TNGGP Nomor: SE 20 Tahun 2025,
Motor Karyawan Hangus Terbakar
LEUWILIANG –Toko mainan di Jalan Raya Korekhel, Kampung Sawah, Leuwiliang Bogor, ludes dilahap si jago merah. Peristiwa nahas itu terjadi pada Minggu (13/4) malam dan menghebohkan warga dengan ledakan kembang api. Api yang terus berkobar tidak menyisakan barang sedikit pun. Atap hingga badan toko hangus. Hanya satu unit motor milik karyawan yang tersisa. Namun, kondisi motor tersebut kini sudah tak lagi utuh. Seluruh bagian yang menutupi kendaraan roda dua tersebut meleleh. Karat dan rangka setang tampak jelas usai kebakaran.
Motor milik karyawan toko itu biasanya digunakan untuk operasional kerja. Kini, kendaraan itu tinggal sebuah cerita. Salah seorang warga, Muhammad Firmansyah menerangkan karyawan tersebut tidak sempat menyelamatkan motornya. Sebab, api begitu cepat menyambar seluruh badan toko. ”Saya pun yang lagi nongkrong di sebelah toko langsung panik, minta pertolongan ke warga lain. Tapi api langsung nyambar ke seluruh bagian toko, karyawan juga pasti menyelamatkan diri,” beber Firman. Pria berusia 18 tahun itu juga sempat menggunakan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) untuk memadamkan api. Sayangnya, barang tersebut tidak berhasil meredakan amukan si jago merah. ”Akhirnya warga lain langsung menelepon damkar. Kejadiannya sekitar pukil 18.30
perpanjangan penutupan kegiatan pendakian di Gunung Gede Pangrango berlaku mulai 14 April sampai dengan 21 April 2025, atau sampai adanya informasi lebih lanjut hasil pemantauan dari Badan Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral. Ketua Relawan Indonesia Pembela Alam (RIMBA), Eko Wiwid meyakini ada alasan terkait penutupan sementara pendakian Gunung Gede Pangrango. Salah satunya memang untuk mengurangi resiko kesela-
matan jiwa dan kelestarian bentang alam Gunung Gede Pangrango. Terlebih, adanya imbauan terkait kondisi peningkatan aktivitas vulkanik gunung api saat ini.
”Meskipun masih di level yang rendah, namun kita jangan abai dengan kondisi aktivitas vulkanik Gunung Gede Pangrango. Kita harus siaga, waspada dan saling mengingatkan,” tuturnya.
Sebagai salah seorang bagian dari relawan di Gunung Gede Pangrango, Wiwid menyaran-
kan agar para pendaki, wisatawan termasuk penggiat alam bebas agar bisa menahan diri dengan tidak melakukan pendakian ke Gunung Gede Pangrango. Petugas di TNGGP juga diminta untuk memperketat pengawasan agar semuanya bisa terkendali.
”Jangan sampai ada kejadian seperti kasus di Gunung Marapi Padang Sumatera. Saat ada peningkatan aktivitas vulkanik dan erupsi terjadi, masih ada para pendaki di dalam kawasan zona berbahaya hingga akhirnya ada korban jiwa,” ucap Wiwid mengingatkan.
Selain dapat memperketat pengawasan, petugas TNGGP diharapkan terus melakukan patroli di kawasan Gunung Gede Pangrango dan menindak tegas jika terdapat ada yang melanggar. ”Serta memberikan edukasi atau sosialisasi kepada warga masyarakat sekitar kawasan tentang siaga dan waspada bahaya jika sewaktu - waktu terjadi aktivitas erupsi vulkanik,” tandasnya.(cok/c)
WIB, pas orang-orang beres salat maghrib,” terang Firman. Danru Damkar Sektor Leuwiliang, Mulyana mengakui, butuh waktu setidaknya dua jam untuk memadamkan apinya. Lokasi kejadian pun dipenuhi warga
Cegat Mobil Gubernur Jabar
CISARUA–Rombongan mobil Gubernur
Jawa Barat, Dedi Mulyadi diberhentikan para driver guide wisatawan Timur Tengah di Warung Kaleng, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, Senin (14/4).
Aksi nekat tersebut didasari rasa putus asa mereka lantaran terancam kehilangan pekerjaan setelah hadirnya perusahaan jasa perjalanan PT Indogate yang menerapkan sistem harga yang lebih murah. Meski begitu, pencegatan itu tetap disambut baik oleh Dedi Mulyadi yang menyempatkan berhenti dan berbincang langsung dengan salah perwakilan pelaku guide lokal wisatawan timur tengah.
Salah seorang driver wisatawan asal Puncak, Muhammad Amin alias Sado bersama ribuan driver guide turis Timur Tengah telah mengadukan akan nasib mereka ke orang nomor satu di Jawa Barat itu.
”Kami rekan-rekan sopir lokal khususnya di Puncak, Cisarua merasa dirugikan dengan PT Indogate terkait postingan iklan tarif perjalanan wisata yang rendah dibanding kami,” ungkapnya. Sado pun bersyukur atas kesempatan tersebut. Menurutnya, setelah beberapa pekan terakhir para sopir wisatawan timur tengah di kawasan Puncak melakukan aksi unjuk
rasa hingga turun ke jalan, baru kali ini ada dari perwakilan pemerintah yang mau mendengar langsung aspirasi mereka. Para driver lokal itu berharap, Dedi Mulyadi dapat menindaklanjuti apa yang menjadi tuntutan mereka. Sehingga kegiatan perekonomian mereka sebagai pramuwisata dapat kembali normal. ”Beliau (Dedi Mulyadi) menyampaikan bahwa akan mengecek dulu legalitasnya PT Indogate, kemudian harapan kami semua driver Puncak agar PT Indogate ditutup total,” tegas Sado.
Sementara itu, Ketua Ikatan Guide Puncak (IGP) Sobur, menambahkan, bahwa kehadiran PT Indogate dalam dua tahun terakhir telah berdampak pada pekerjaaan para driver guide lokal baik di Puncak, Bogor, Cianjur, hingga Jakarta. Biasanya pada musim libur lebaran mereka dapat menikmati hasil sebagai guide wisatawan Timur Tengah, kini hanya bisa gigit jari dengan kehilangan banyak tamu wisatawan. ”Bahkan kami mendengar perusahaan itu bekerja sama dengan orang Yaman, Irak. Sehingga kami bersyukur ada dari pemerintah mendukung kami, karena kami tadi bertemu dengan Pak Gubernur itu ingin didengar aspirasi kami,” tukas Sobur. (cok/c)
yang penasaran dengan pemandangan ledakan kembang api yang mengarah ke langit.
Menurut Mulyana, proses pemadaman cukup sulit lantaran petugas harus berhadapan
Bantah Adanya Penebangan Liar
TAMANSARI–Balai Besar Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) membantah adanya penebangan pohon liar di kawasan Bumi Perkemahan Sukamantri, Tamansari, Kabupaten Bogor. Hal itu menanggapi viralnya video yang menunjukkan penebangan pohon liar di kawasan tersebut.
Kepala Seksi Wilayah II Bogor pada Balai Besar TNGHS, Dudi Mulyadi membantah hal tersebut.
”Terkait informasi yang beredar di medsos, kami nyatakan itu tidak benar apabila dikatakan dengan penebangan,” tegasnya saat dikonfirmasi Radar Bogor, Senin (14/4).
Sementara realita di lapangan, kata Dudi, pihaknya tengah membersihkan atau merapikan pohon mati yang tumbang secara alami di kawasan TNGHS. ”Itu merupakan pohon roboh atau rungkad di bawah lantai dasar hutan dan jalan, sehingga agar dilihat lebih bersih dan rapih, maka tumbangan pohon itu dipotong-potong ke dalam beberapa bagian,” jelasnya. Sebelum itu, pihaknya telah menginventarisasi pohon-pohon tumbang tersebut dan secara administrasi telah laporkan Balai TNGHS selaku otoritas pengelolaan kawasan hutan.
Di samping perapian yang ditujukan untuk membantu meningkatkan kenyamanan pengunjung agar terhindar dari adanya potensi pohon tumbang.
Ke depan, lanjut Dudi, kawasan Bumi Perkemahan Sukamantri akan difungsikan sebagai kawasan wisata di rekreasi alam di zona pemanfaatan TNGHS. ”Telah diperoleh izin kepada PT Halimun Rimba Lestari (HRL) dalam bentuk perizinan berusaha sarana pasarana wisata alam dan wajib membangun sarana prasarana wisata dan rekreasi alam seluas 10 persen dari luas areal 46 hektare yang diberikan izin kepada PT. HRL,” tandasnya.(cok/c)
dengan ledakan kembang api yang terus terjadi. ”Selama proses pemadaman, tidak lepas dari beberapa kali ledakan, walaupun proses pendinginan, tetapi masih ada ledakan,” tuturnya.
Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Namun satu bangunan yakni toko bangunan hangus di lahap si jago merah. ”Kerugian material
TAMANSARI –Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi kembali menerima aduan adanya dugaan kerusakan lingkungan di wilayah Kabupaten Bogor. Tepatnya di lahan pertanian warga di Desa Sukaluyu, Tamansari. Aduan itu disampaikan seorang perwakilan warga, Dwi Arswendo secara langsung kepada Dedi Mulyadi saat tengah berkunjung ke titik longsor di Jalan Saleh Danasasmita, Kota Bogor, Senin (14/4). Kepada Dedi Mulyadi, Dwi menyampaikan adanya kerusakan pada lahan pertanian warga oleh PT Prima Mustika Candra (PMC) di Desa Sukaluyu, Tamansari. ”Lahan pertanian dan lahan garapan warga, dan sekarang sudah gundul Pak Gubernur,” ucap Dwi. Saat ditanyakan soal izinnya, Dwi pun menjawab belum ada izin yang dimiliki PT PMC untuk melakukan kegiatan pembangunan di kawasan tersebut meski telah memegang SHGB. Menurut Dwi Arswendo, saat ini lahan
pertanian warga tengah dirusak untuk kepentingan pembangunan perumahan oleh PT PMC di Desa Sukaluyu, Tamansari. Meski telah melakukan aksi unjuk rasa penolakan terhadap pembangunan tersebut di halaman Kantor Kecamatan Tamansari beberapa waktu lalu, namun warga petani serta penggarap di kawasan tersebut meminta pemerintah segera turun tangan. ”Saya mewakili warga Desa Sukaluyu yang saat ini sedang dirusak lahan pertaniannya oleh pihak PT PMC, tidak berizin, dan bahkan sudah ada penghentian dari pihak UPT Kabupaten Bogor, kami sudah bersurat ke Bupati Bogor tapi tidak direspon, bahkan kemarin dua hari yang lalu warga masyarakat berdemo ke kecamatan,” tukasnya. Dalam kesempatan itu,
TERBAKAR: Motor karyawan yang hanya menyisakan rangka usai toko mainan di Jalan Raya Korekhel, Kecamatan Leuwiliang terbakar.
masih dihitung,” pungkasnya.(rp1/d)
UNJUK RASA: Para petani dan penggarap lahan ketika melakukan aksi unjuk rasa di halaman Kantor Kecamatan Tamansari, beberapa waktu lalu.
CEGAT: Sejumlah driver guide wisatawan Timur Tengah mencegat rombongan mobil Gubernur Jabar
Dedi Mulyadi saat melintas di Jalan Raya Puncak, Senin (14/4).
BOGOR RAYA
Tarik Ulur Sanksi Kades
CIBINONGEmpat kades yang terbelit kasus permintaan Tunjangan Hari Raya (THR) belum dikenai sanksi apapun. Pemeriksaan yang berlangsung selama lebih dua minggu belum membuahkan titik terang. Hal itu diisyaratkan Inspektorat Kabupaten Bogor. Inspektur Kabupaten Bogor Sigit Wibowo mengakui belum ada hasil yang bisa disampaikan
kepada publik hingga saat ini. Menurutnya, tim Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) masih terus bekerja untuk mengumpulkan keterangan dan bukti-bukti. ”Masih di Pak Ketua Saber, Wakapolres. Kami sekarang masih rapat di sana untuk menyelesaikan itu (permasalahan kades terlibat permintaan THR),” tukas Sigit, Senin (14/4). Pemeriksaan yang berlangsung kepada empat kades itu menghasilkan sebuah kesimpulan, yakni bakal ada pihak yang mendapatkan sanksi, baik secara administratif maupun pidana. ”Kalau secara administrasi ada di kami, nanti juga kita lihat juga, kita diskusikan juga dengan pengampunya, yakni
Camat Siapkan Surat Teguran
KLAPANUNGGALLahan karst yang terletak di Kecamatan Klapanunggal tengah menjadi sorotan. Kawasan yang sebelumnya hijau dipenuhi pepohonan, kini kondisinya gundul dan semakin terkikis. Penyebabnya diduga karena maraknya tambang ilegal. Penambangan yang sudah dilakukan bertahuntahun itu membuat kawasan tersebut rusak. Dampak kerusakan itu juga sudah mulai terasa bagi warga sekitar.
Menurut salah satu warga, Yanto, udara sudah semaki gersang. ”Dulu pertama tinggal di Klapanunggal tidak sepanas saat ini. Saya lihat di medsos, ternyata hutannya sudah rusak seperti itu,” ungkapnya.
Ia berharap pemerintah segera turun tangan. Kondisi tersebut tidak boleh dibiarkan rusak semakin parah. Yanto juga berharap pemerintah menindak tegas para pelaku tambang ilegal yang merusak kawasan karst tersebut.
”Bangunan di Puncak aja bisa dibongkar, harusnya ini juga bisa. Agar kedepan kawasan karst Klapanunggal kembali hijau,” harapnya.
Sementara itu, Camat Klapanunggal, Galuh Sri Wahyuni mengatakan, kerusakan kawasan karst itu sudah menjadi atensinya. Pihaknya telah berkoordinasi dengan ESDM Provinsi Jawa Barat (Jabar) untuk melakukan penindakan terhadap para pelaku tambang ilegal di kawasan karst tersebut.
”Sesuai kewenangan kecamatan, kami sudah monitor ke lapangan dan hari ini (Senin) juga dari ESDM provinsi (Jawa Barat) ke lapangan. Selanjutnya (pihak) kecamatan akan membuat surat teguran (kepada para pelaku tambang) bila belum mempunyai perizinan,” bebernya kepada Radar Bogor. (faj/c)
DPMD. Karena desa di bawah
DPMD secara aturan mekanisme. Karena ada sedikit berbeda pengaturan administrasi kepala desa dengan ASN murni,” terang dia. Selain itu, pihaknya juga sudah memeriksa saksi-saksi terkait kasus tersebut. Namun, untuk nama perusahan masi dikantongi tim penyidik. ”Untuk uji petik, mungkin, karena ada benerapa perusahaan kan kita belum tahu dari mana aja. Tapi, setahu saya dari tim saber, udah. Nah, spesifikasinya kan daftarnya ada di penyidik dulu. Sekarang, belum (ada daftarnya), jadi realnya seperti apa,” ujar dia. Sementara itu, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Bogor Renaldi Yushab Fiansyah menuturkan hingga saat ini pihaknya masih menunggu hasil inspektorat. ”Jadi hari ini sedang audit investigasi oleh inspektorat. Jadi kita nunggu inspektorat,” tandasnya. Sebelumnya, Bupati Bogor Rudy Susmanto sempat menjan jikan hasil pemeriksaan pada pekan kedua April. Bahkan, hasil tersebut akan diumumkan secara gamblang. ”Hasilnya sudah ada dari beberapa hari yang lalu. Insyaallah hari Senin (14 April), inspektorat akan memberikan rilisnya,” ungkap Rudy Susmanto saat dimintai keterangan pada acara mancing massal di Cibinong, Minggu (13/4). (rp2/c)
Menengok Kemeriahan Festival Pencak Silat 2025
Jaga Budaya Tetap Lestari, 400 Atlet Berpartisipasi
Dinas Pemuda dan Olah Raga (Dispora) menggelar Festival Pencak Silat se-Kabupaten Bogor di Aula Laga Satria, Cibinong, Senin (14/4). Ajang itu menghadirkan sebanyak 400 pesilat dengan ciri khas masing-masing.
Laporan: ABILLY MUHAMAD
KUDAKUDA dipertontonkan oleh para pesilat di atas lapangan terbuka. Ratusan pasang mata mengamati dengan seksama. Mereka menebak-nebak jurus apa yang akan dipamerkan oleh pesilat-pesilat dengan kostum tradisional tersebut. Para pesilat menunjukkan jurus-jurus terbaiknya. Aula Laga Satria menjadi riuh dengan gemuruh para penonton. Tak jarang, pesilat meledak-ledak mengeluarkan jurus pamungkas yang belum pernah dilihat sebelumnya. Penonton dibuat takjub tanpa berkata-kata. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika membuka langsung acara tersebut. Ia menyambut baik festival tersebut sebagai suatu upaya untuk menjaring atlet-atlet muda di bidang pencak silat, sekaligus sebagai upaya melestarikan warisan budaya bangsa indonesia. ”Pencak Silat merupakan olahraga beladiri yang sangat kaya akan nilai-nilai kejujuran, kerja keras dan ketekunan,” ungkap Ajat.
Ajat berharap festival pencak silat tingkat Kabupaten Bogor ini dapat menjadi momen dan pengalaman yang berharga bagi para pesilat untuk mengasah kemampuan dan memperlihatkan prestasi terbaiknya, serta semakin mempererat tali persaudaraan antar atlet pencak silat dan antar perguruan. Kepala Dispora Kabupaten Bogor, Asnan AP menjelaskan, Festival Pencak Silat itu sebagai upaya untuk melestarikan kebudayaan pencak silat. Para peserta berasal dari ratusan perguruan silat di Kabupaten Bogor.”Ini diikuti 143 perguruan, yang baru ikut kegiatan hari ini sekitar 47 perguruan yang ada di Kabupaten Bogor. Sekitar kurang lebih sekitar 400 atlet yang ikut,” jelas dia. Menurutnya, event ini juga digelar untuk mensupport para atlet dalam meningkatkan kemajuan dan teknik yang dimiliki. Lantaran tanpa event, skill atau jurus-jurus mereka takkan bisa diasah. Asnan mengatakan, festival ini tidak hanya akan berlangsung
pada tahun ini. Ke depan, pihak nya akan berupaya menghadirkan festival serupa untuk melestarikan kebudayaan Bumi Tegar Beriman. ”Kita sudah menyampaikan kepada perguruan untuk mengadakan secara mandiri nanti kita support,” pungkasnya. Sementara itu, Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara mengapresiasi kegiatan festival pencak silat se-Kabupaten tersebut. Menurutnya, festival pencak silat itu merupakan bentuk wujud nyata merawat kelestarian budaya yang dimiliki Bumi Tegar Beriman. ”Tentu kegiatan ini kita anggap penting karena tradisi budaya dari leluhur,” kata Sastra.
Sastra menambahkan, bagi para atlet yang memiliki prestasi unggul akan diberikan hadiah. Hal itu untuk memotivasi mereka lebih mencintai tradisi kebudayaan pencak silat yang dimiliki. ”Harapannya festival pencak silat ini bisa kita tingkatkan karena ini budaya kita tentu harus kita dukung bersama-bersama,” pungkasnya (rp2/c)
CIBINONG Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor menggelar kegiatan sosialisasi dan pembentukan Paguyuban Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan GOR Pakansari, Senin (14/4). Kegiatan ini menjadi langkah awal dalam penataan kawasan GOR Pakansari sekaligus persiapan pelaksanaan Pakansari Night Culinary Festival. Sekretaris Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Bogor, Riny Kusmawati menjelaskan, penataan dilakukan demi mendukung peningkatan perekonomian UMKM sekaligus memberikan kenyamanan bagi pedagang dan pengunjung. Rencananya, para PKL bisa berjualan setiap malam dari Senin hingga Sabtu, pukul 17.00–24.00 WIB. Nantinya, area ini akan dibagi ke dalam empat zona kuliner yaitu makanan berat, cemilan kekinian, makanan khas tradisional Bogor, dan minuman. ”Festival kuliner malam ini tidak hanya menghadirkan ragam cita rasa, tapi juga memperhatikan aspek keamanan pangan, kesela matan kebakaran, serta standarisasi harga. Kawasan ini akan kita tata agar nyaman, menarik, dan rapi,” ungkap Riny. Selain penataan zona, Pemkab Bogor juga akan memberikan sejumlah fasilitas dan layanan pendukung, seperti pendaftaran NIB (Nomor Induk Berusaha) gratis, pelatihan kewirausahaan, dan edukasi pengamanan pangan. Pendafta-
ran dibuka mulai Selasa (15/4) pukul 09.00 WIB, khusus bagi pedagang berdomisili Kabupaten Bogor. Syaratnya menyertakan KTP, bukti sebagai pedagang aktif di Pakansari, dan materai untuk penandatanganan pakta integritas. Lurah Pakansari Raden Ade Zuwira menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk menata dan mendata ulang para PKL yang berjualan di kawasan tersebut. ”Kami dari tim wilayah Pakansari sudah melakukan pendataan ulang pada 26 Maret 2025. Dari hasil tersebut, tercatat ada 105 PKL UMKM kuliner yang telah mengisi Google Form lengkap
dengan foto penjual dan gerobaknya,” ujarnya. Perwakilan Administrasi Pembangunan (Adbang) pada Sekretariat Daerah Kabupaten Bogor, Muji Lestari, menambahkan, Bupati Bogor sangat memberi perhatian terhadap penataan kawasan Cibinong, khususnya Pakansari yang direncanakan menjadi kawasan premium dan pusat ekonomi rakyat. ”Penataan ini merupakan bagian dari visi menjadikan Cibinong sebagai pusat kota yang tertata, maju, dan menarik. Kita ingin kawasan GOR Pakansari memiliki tampilan yang keren dan layak dikunjungi,” jelas Muji.(rp2/c)
RUSAK: Kawasan karst Klapanunggal mulai terkikis dan rusak karena aktivitas tambang ilegal yang semakin masif.
MBG Akhirnya Didistribusikan Kembali
BOGOR–Setelah dikabarkan molor pasca lebaran Idul Fitri, siswa di Kota Bogor akhirnya bisa kembali mencicipi paket Makan Bergizi Gratis pada Senin (14/4). Mereka tampak sumringah sewaktu mobil penghantar paket Makan Bergizi Gratis (MBG) menepi di sekolahnya. Saat dibagikan, para siswa langsung melahap tiap menu yang disajikan tanpa bersisa. Suasana itu tercermin di SDN Cimahpar 5. Paket MBG datang ke gedung sekolah tersebut sekira pukul 09.00 WIB. Persis saat para siswa usai melaksanakan kegiatan olahraga. “Jadi alhamdulillah mereka lahap banget, karena mungkin cape habis olahraga, semua menunya dilahap habis, dan tidak tersisa sedikitpun,” beber Kepala SDN Cimahpar 5, Titin Sutini pada Radar Bogor. Di samping itu, para siswa juga
memang rutin diedukasi untuk menghabiskan menu makanan yang diberikan. Titin meyakini banyak kandungan vitamin dan protein yang terkandung di dalamnya. Sehingga Titin berpandangan program MBG bisa bermanfaat untuk tumbuh kembang para siswanya. Apalagi usia anak SD disebut Titin, masih pada tahap perkembangan pola fikir. “Kami selalu edukasi anak-anak
supaya bersyukur juga, karena mungkin boleh dibilang sekolah ini beruntung bisa merasakan program pa Presiden, banyak juga kan yang belum dapat,” terang Titin. Titin menerangkan bahwa di sekolahnya ada sebanyak 189 orang yang menerima manfaat Makan Bergizi Gratis. Angka itu hasil akumulasi dari siswa kelas 1 hingga kelas 6. Makan Bergizi Gratis yang disajikan
pada hari ini meliputi beberapa menu. Di antaranya nasi, kemudian ayam tepung, ada juga sayur capcai dan buah pisang. “Nah buah ini kami usulkan karena kalau buah yang lain sebelumnya sempat asem saat diterima ke kami, alhamdulillah pihak dapur sangat terbuka untuk menu menunya,” ujar Titin. Seperti diketahui menu Makan Bergizi Gratis yang disajikan untuk siswa SDN Cimahpar 5 ini merupakan hasil olahan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Puri Mandalika. Dapur ini setiap harinya memproduksi sebanyak 3.200 paket. “Semoga Makan Bergizi Gratis ini terus berlanjut, sebab seperti yang tadi saya bilang banyak manfaat yang
13 SMP Tanpa Kepsek Definitif
SPMB 2025 Mulai Diuji Publik
BANDUNG– “Anak-anak jangan sampai tidak sekolah karena sistem (SPMB),” demikian amanat Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi. Menurut gubernur, tidak boleh ada anak yang tidak sekolah karena terhambat SPMB. Untuk itu, Plt. Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Jabar, Deden Saepul Hidayat mengajak seluruh pihak terkait untuk mencari kemudahan-kemudahan yang bisa dilakukan pada SPMB tahun ini.
REUNI: Pengurus IKAPMI memberikan cinderamata untuk ponpes saat menggelar Silaturahmi Nasional (Silatnas), Sabtu
“Misalnya perubahan nama dari zonasi menjadi domisili, kita harus pahami secara filosofinya. Didiskusikan, mitigasinya seperti apa,” ujar dia dalam Rapat Uji Publik Persiapan Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) SMA, SMK, SLB Tahun 2025 di Aula Ki Hajar Dewantara Kantor Disdik Jabar, Kota Bandung, Senin (14/4). Kemudian, lanjut dia, kewilayahan berubah menjadi rayonisasi. Ini juga harus dikaji ulang. Cari yang paling
mudah. Jangan sampai mempersulit masyarakat. “Kita harus berpikir yang terbaik bagi masyarakat. Ini yang paling penting,” imbau dia. Plt. Kadisdik kembali menegaskan, sesuai amanat Gubernur, SPMB 2025 tidak boleh gaduh (harus kondusif), anak-anak di sekitar sekolah bisa masuk sekolah (di wilayah tersebut), dan memprioritaskan anak dari keluarga ekonomi tidak mampu. “Intinya, pelaksanaan SPMB
tahun ini harus lebih baik dari tahun-tahun sebelumnya. Mari sama-sama kita berkolaborasi, kompak semuanya. Kita persiapkan sistem yang baik,” pesannya. Rapat uji publik internal ini dihadiri pula oleh Plh. Kepala Bidang (Kabid) PSMA yang juga menjabat Kabid PKLK, Kabid PSMK, Kepala Balai Tikomdik Disdik Jabar, Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah VII dan XI serta seluruh panitia SPMB 2025.(*pia)
Melihat Keseruan Silatnas IKAPMI
Ikatan Alumni Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami (IKAPMI) sukses menggelar Silaturahmi Nasional (Silatnas). Program rutin tahunan ini diikuti para lulusan dari berbagai jenjang angkatan.
SILATNAS IKAPMI yang berlangsung, Sabtu (12/4) itu, turut pula dihadiri para alumni yang berasal dari luar pulau Jawa. Salah satunya dari kepulauan Riau. Ketua IKAPMI, Andri, menjelaskan kehadiran mereka di Silatnas bukan
hanya sebagai bentuk rindu dengan almamaternya, melainkan sebagai komitmen untuk terus terlibat dalam pengembangan dan pengembangan pesantren. “Oleh karenanya, saya sangat bersyukur dan berterima kasih kepada seluruh alumni yang menyempatkan waktu, tenaga, dan pikirannya untuk hadir. Kegiatan kemarin bukan sekadar pertemuan, tapi manifestasi cinta dan tanggung jawab terhadap pesantren,” jelas Andri Andri berharap dengan semangat persatuan, para alumni Pondok Pesantren Mudern Ummul Quro Al Islami (PMUQI) dapat senantiasa
berkontribusi besar di berbagai sektor kehidupan. Mulai dari institusi formal maupun nonformal. Tentu dengan membawa nilainilai filosofis pendidikan pesantren.
Untuk itu, Andri menjelaskan dalam momen Silatnas kemarin turut membahas sejumlah langkah strategis guna merealisasikan citacita tersebut. Salah satunya merancang gagasan pembentukan Lembaga Bantuan Hukum.
Pimpinan Umum LBH IKAPMI
Abdul Wahao menyatakan bahwa
lembaganya siap membuka layanan
hukum bagi masyarakat luas.
“LBH IKAPMI hadir untuk men-
dampingi masyarakat, baik dalam kasus pidana maupun perdata. Kami terbuka untuk para santri, wali santri, alumni, bahkan masyarakat umum,” jelasnya.
Untuk memasifkan gerakan bantuan kepada masyarakat, di momen Silatnas kemarin, IKAPMI turut pula diberi hadiah berupa sekretariat. Gedung tersebut encananya berlokasi di Bogor Barat. “Selama 25 tahun IKAPMI berdiri, kita belum memiliki kantor pusat. Maka insya Allah, tahun ini kita akan bangun kantor IKAPMI sebagai pusat gerakan alumni,” terang Saiful Falah,
PMUQI
Akhir Tahun
Bertambah
Tujuh Sekolah
BOGOR–Kekosongan kursi Kepala
Sekolah (Kepsek) definitif di Kabupaten Bogor, menjadi persoalan serius. Bahkan kondisi ini menyasar ke berbagai jenjang pendidikan, salah satunya SMP. Ketua Musyawarah Kerja Kepala
Sekolah (MKKS) SMP Kabupaten Bogor, Dedi Budi Sumardi membeberkan, ada belasan sekolah yang tidak memiliki Kepsek definitif.
Ini tersebar dari berbagai wilayah, mulai dari Bogor Barat, Bogor Timur, Bogor Selatan, hingga daerah yang disebut ibu kota Kabupaten Bogor yakni Cibinong Raya. Jumlah tersebut disebut Dedi, akan terus bertambah. Sebab ada beberapa kepsek jenjang SMP yang saat ini sudah memasuki masa purna bakti.
“Ada tujuh orang tambahan yang pensiun. Jika sampai akhir tahun ini belum ada pengisian, maka jumlahnya bertambah menjadi 20 sekolah yang kursi kepseknya kosong,” terangnya.
Dedi mengatakan, tujuh sekolah yang kepseknya sudah memasuki masa pensiun di antaranya, SMPN 1 Tajurhalang, SMPN 2 Cigombong, SMPN 2 Cileungsi, SMPN 1 Ciampea, SMPN 2 Ciawi, SMPN 1 Bojonggede, dan SMPN 3 Ciomas. Dedi menyarankan, ada dua jalur jika Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor ingin mengangkat Kepsek definitif. Pertama melalui jalur penggerak, serta jalur Pendidikan dan Latihan (Diklat). “Dan kita sebetulnya memiliki stok dua orang calon kepala sekolah yang sudah mengikuti diklat, namun hingga saat ini mereka belum juga diangkat,” terang Dedi pada wartawan.(rp1/c)
BOGOR– Puluhan Organisasi Mahasiswa (Ormawa) Universitas Pakuan Bogor digembleng untuk melakukan tranformasi kepemimpinan. Mereka diajak memanfaatkan platform media sosial sebagai wadah untuk menuangkan ide-ide kreatif.
Gagasan itu dituangkan dalam event Konferensi Kepemimpinan Mahasiswa, yang berlangsung pada Senin (14/4), di Graha Pakuan Siliwangi. Ada sebanyak 50 Ormawa yang dilibatkan dalam kegiatan tersebut. Mereka terdiri dari para pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) pengurus Himpunan Mahasiswa, hingga pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM). Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan Unpak Bogor Dr. Andi Chairunnas, menerangkan ini merupakan kegiatan perdana yang pihaknya selenggarakan. Tujuannya untuk membuka mindset para mahasiswanya agar senantiasa adaptif terhadap kemajuan teknologi dan
informasi. Sebagai agen perubahan, Andi berpandangan mahasiswa tidak boleh menutup diri atas segala perkembangan yang terjadi. Teknologi dan informasi mesti dimanfaatkan dengan bijak sebagai wadah edukasi untuk masyarakat.
“Maka kami mendorong para Ormawa ini untuk bisa menciptakan 10.000 konten kreatif. Kemasannya dibebaskan hanya satu catatan yaitu mengandung unsur edukasi untuk masyarakat,” beber Andi pada Radar Bogor. Selain itu, Andi juga menerangkan dengan memanfaatkan media sosial maka para mahasiswa ini bisa meraup keuntungan secara finansial. Sehingga dapat melahirkan organisasi yang bersifat mandiri. Jadi ke depan tidak lagi ada Ormawa yang hanya mengandalkan uang dari kampus untuk membuat satu program kerja. Sebab jika
bisa dirasakan untuk menunjang tumbuh kembang siswa,” pungkas Titin.(rp1/b)
Pimpinan
(rp1/b)
FAUZAN/RADAR BOGOR
PERDANA: Siswa-siswi SDN Cimahpar 5 menikmati menu Makan Bergizi Gratis hasil olahan dapur SPPG Puri Mandalika, yang baru dimulai setelah Lebaran.
FOTO: DISDIK JABAR
BAHAS: Plt Kadisdik Provinsi Jabar Deden Saeful Hidayat bersama tim perangkat panitia SPMB Provinsi mengadakan rapat uji publik secara internal di Aula Ki Hajar Dewantara Kantor Disdik Jabar, Kota Bandung, Senin (14/4).
(12/4).
IKAPMI FOR RADAR BOGOR
Penjualan HP Naik 20 Persen
BOGOR–Pasca perayaan Lebaran, penjualan HP atau telepon seluler di Kota Bogor, mengalami peningkatan. Hal ini terlihat dari kenaikan omset penjual di beberapa pusat penjualan HP seperti di Mall BTM dan Mall Jambu 2. Rata-rata para pedagang mengalami kenaikan penjualan 20 hingga 30 persen selama libur Lebaran. Peningkatan terjadi setelah keluar THR dan semakin meningkat saat libur Lebaran. Seperti yang disampaikan salah seorang pedagang HP di Mall Jambu 2, Siska. Dia mengaku, penjualan smartphone atau HP pasca Lebaran meningkat cukup signifikan, sekitar 15-20 persen. Dengan mayoritas, warga yang mencari HP baru dan untuk hp second atau bekas juga naik. “Penjualan HP naik, rame. Baru dan bekas tergantung dari peminatnya. Untuk Lebaran ini peminat hp bekas itu agak kurang, kalau HP baru itu naik peminatnya,” terang Siska saat ditemui di lapaknya, belum lama ini. Siska mengungkapkan, rata-rata sekitar 7-10 unit HP terjual tiap hari saat Lebaran ini. Lebih baik dibanding hari normal, yang hanya terjual sekitar 3-5 unit HP. Pelanggan kebanyakan mengincar HP entry level seharga Rp1 juta - Rp3 juta. Pedagang lainnya, Joko mengatakan, penjualan di tempatnya meningkat 20 persen. Utamanya
HP bekas yang juga banyak diincar pelanggan. Tak sedikit pelanggan juga melakukan tukar tambah untuk upgrade jenis telepon selulernya. Kebanyakan pelanggan berasal dari wilayah Bogor. Terutama para konsumen berusia muda. “Jelang momen Lebaran kemarin, paling laku di kisaran Rp2 juta ke bawah, merek lokal. HP bekas maupun baru, sama-sama laku,” jelas Joko. Tak hanya di Mall Jambu 2, di mal BTM juga mengalami peningkatan kisaran 30 persen. Bahkan beberapa toko, ada yang mengalami peningkatan 100 persen dari hari biasa. Owner Baraya Store, Puad mengaku penjualan HP di Lebaran tahun ini sangat baik dan mengalami peningkatan dibandingkan hari-hari biasa. Pada hari biasa, dia hanya menjual 4-7 unit dan di Lebaran bisa 10-20 unit, baik baru maupun bekas dan banyak dicari kisaran harga Rp1-2 jutaan. “Tetap banyak cari yang baru. Misal jual 12, yang baru 8, lama empat unit,” jelas Puad. Di Erafone Mall BTM, penjualan juga naik, rata- rata tiap hari terjual total 20-30 unit, baik itu Android maupun Iphone. “Banyak juga yang cari Iphone. Itu yang banyak cari iphone 13,” ujar perwakilan Erafone Mall BTM, Aisah. Selain hp, penjualan aksesoris dan smartphone di Erafone mall BTM juga naik. (mer/c)
DICARI: Tampak calon konsumen saat melakukan transaksi di salah satu konter HP Mal BTM Bogor.
JNE Rajut Kebersamaan Lewat Halal Bihalal
JAKARTA–Dalam semangat mempererat silaturahmi dan memperkuat nilai kebersamaan, JNE menggelar acara Halal Bihalal 1446 H dengan mengusung tema “Bersama Untuk Maju dan Bahagia” pada Rabu (9/4) lalu. Acara halal bihalal dilaksanakan secara hybrid dan diikuti seluruh Ksatria dan Srikandi JNE di seluruh Indonesia dengan kegiatan utama yang berlangsung secara offline di Kantor Pusat JNE, Jl. Tomang Raya, No. 11, Jakarta Barat. Sebagai wujud komitmen JNE terhadap nilai kemanusiaan dan semangat berbagi kebahagiaan, JNE memberikan santunan kepada anak-anak yatim dari Yayasan Al-Mustaqim dalam rangkaian kegiatan tersebut.
Presiden Direktur JNE, M. Feriadi Soeprapto, dalam sambutannya menyampaikan kegiatan ini sejalan dengan filosofi perusahaan yaitu Berbagi, Memberi, dan Menyatuni. “Momen Halal Bihalal ini menjadi refleksi bagi seluruh karyawan JNE untuk terus memperkuat semangat “Connecting Happiness” . Dengan saling memaafkan
dan mempererat silaturahmi, kita bisa maju dan mencapai kebahagiaan bersama dan tetap menjalin hubungan baik dengan seluruh karyawan, pelanggan, mitra, maupun masyarakat luas,” ujar Feriadi. Acara ini juga diisi dengan tausiyah, muhasabah, dan doa yang disampaikan langsung oleh Ustaz Taufiqurrahman, yang dikenal sebagai “Ustaz Pantun” . Dengan gaya ceramah khasnya yang penuh pantun dan pesan-pesan mendalam yang mengajak para Ksatria dan Srikandi JNE untuk merenungi makna bulan Syawal sebagai momentum untuk meperbaiki diri dan memperkuat tali persaudaraan. Dengan diselenggarakannya acara ini, JNE berharap seluruh Ksatria dan Srikandi di seluruh Indonesia dapat menghidupkan kembali nilainilai silaturahmi, saling memaafkan, dan kebersamaan sebagai landasan dalam membangun semangat kerja yang positif, penuh makna, dan berdampak nyata dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.(*pia)
Hangatkan Momen Silaturahmi di The Sahira Hotel
BOGOR– Setelah merayakan Hari Raya Idul Fitri, kembali waktunya mempererat tali silaturahmi keluarga, sahabat, dan kolega melalui paket spesial Nikmat Silaturahmi di The Sahira Hotel Bogor. Momen kebersamaan yang hangat dan penuh berkah dengan sajian khas nusantara yang halal dan menggugah selera. Corporate PR & Marketing Manager Sahira Hotels Group, Citra Wulandary Yunisha menjelaskan The Sahira Hotel pada momen Lebaran kali ini menawarkan dua pilihan paket yang sesuai dengan kebutuhan tamu. Di antaranya paket Family Style yang idealnya untuk kumpul keluarga inti dengan harga Rp850 ribu Nett/ 10 pax. “Nikmati hidangan lezat yang disajikan secara khusus untuk mempererat
kebersamaan,” jelas Citra. Paket lain yakni bentuk Buffet, pilihan tepat untuk acara halal bihalal dengan jumlah tamu lebih banyak. Hanya Rp150 ribu nett/ pax dengan minimum pemesanan 30 orang atau tamu dapat menikmati beragam hidangan halal pilihan. Sajian yang bisa dinikmati ini berlokasi di Rahisa Restaurant, lobby level. Kapasitas hingga 250 orang dengan area luas indoor dan outdoor, sofa yang nyaman, serta dilengkapi dengan area parkir gratis besar. Menciptakan momen indah pasca Lebaran ini! Promo berlaku untuk pemesanan minimal H-2 dan dapat dinikmati selama bulan April 2025. The Sahira Hotel merupakan hotel yang mengusung konsep madani elegan dan memadukan design kontemporer
dengan sentuhan Khas Timur Tengah. Berlokasi di salah satu area utama pusat kota Bogor, hotel dikelilingi oleh gedunggedung pusat pemerintahan, kuliner sampai oleh-oleh khas Bogor sehingga memiliki akses mudah ke destinasi yang wajib dikunjungi. Akomodasi bintang 4 (empat) yang terletak di Jalan Ahmad Yani Kota Bogor ini memiliki 122 kamar dengan 4 tipe berbeda, 12 ruang pertemuan dengan ballroom berkapasitas maksimal 250 orang. Fasilitas lain yakni kolam renang dewasa dan anak-anak, fitness center, kids corner, Ajib Cafe, Rahisa Restaurant, serta Masjid Ass Safiri dengan luas yang mumpuni untuk melakukan ibadah berjamaah dengan nyaman dan lebih tenang. (mer/b)
JAKARTAPT TASPEN (Persero) sebagai perusahaan milik negara yang bergerak di bidang asuransi sosial, mengimbau seluruh peserta, baik ASN aktif maupun pensiunan, untuk tetap waspada dan cermat dalam menerima pesan yang mengatasnamakan TASPEN, khususnya yang berisi permintaan pembaruan data melalui WhatsApp. Modus yang kerap ditemukan meliputi adanya pesan dari nomor tidak dikenal yang meminta peserta mengisi atau mengirimkan data pribadi melalui tautan tertentu. Perlu kami sampaikan bahwa pesan tersebut tidak berasal dari TASPEN dan tidak mewakili komunikasi resmi perusahaan. Untuk memastikan ketepatan data dan kelancaran layanan, peserta aktif maupun pensiun diimbau untuk melakukan pembaruan data sesuai dengan kondisi terkini, sebagai berikut:
dilakukan apabila terjadi perubahan data pribadi, maupun status keluarga seperti penambahan atau pengurangan pasangan maupun anak. Proses pembaruan ini dilakukan melalui instansi pemerintah daerah (pemda) tempat peserta bekerja.
terbagi dalam dua kategori, yaitu Pembaruan Data Finansial, yang mencakup perbaikan Surat Keputusan (SK) apabila terdapat penyesuaian terhadap besaran pensiun pokok (penpok), perbaikan SKPP (Surat Keterangan Penghentian Pembayaran) apabila terdapat kewajiban pembayaran utang, perubahan komponen tunjangan keluarga, seperti penambahan atau pengurangan pasangan dan anak; dan Pembaruan Data Non-Finansial, yang meliputi perpindahan juru bayar dan perubahan alamat domisili.
Peserta dapat melakukan pelaporan perubahan data secara mandiri melalui layanan aplikasi mobile Andal by TASPEN,
website tos.taspen.co.id, atau datang ke kantor cabang TASPEN terdekat. Diharapkan pembaruan data dilakukan secara tepat dan sesuai kebutuhan, guna menjamin kelancaran pelayanan serta terpenuhinya hak-hak peserta secara optimal. Sebagai bentuk komitmen terhadap perlindungan data peserta, TASPEN menegaskan bahwa seluruh informasi diberikan melalui kanal resmi www.taspen.co.id, akun resmi media sosial TASPEN dan call center 1500 919. Direktur Operasional, Ariyandi, menjelaskan “Keamanan Perlindungan data peserta merupakan komitmen utama diterapkan guna menjamin keamanan informasi pribadi peserta, sehingga data yang dikelola tetap terlindungi dari potensi penyalahgunaan oleh pihak yang tidak berwenang.”
Upaya ini selaras dengan arahan KemenErick Thohir, yang menekankan pentingnya transparansi dan pelayanan prima dari kepentingan masyarakat Indonesia. Karena itu, kami mengajak seluruh peserta untuk selalu memverifikasi informasi melalui kanal resmi dan menghindari membagikan data pribadi kepada pihak yang tidak jelas keabsahannya. Imbauan ini merupakan langkah preventif bersama dalam menjaga keamanan data serta mewujudkan ekosistem digital yang aman dan terpercaya bagi seluruh peserta TASPEN.
SPESIAL: Tampak salah satu keluarga menikmati paket spesial Nikmat Silaturahmi di The Sahira Hotel Bogor saat merayakan Halal Bihalal.
BIRMINGHAM–
tuan rumah saat meladeni Paris-Saint Germain (PSG) dalam leg kedua perempat final Liga Champions 2024-2025 di Villa Park, Birmingham pada Rabu (16/4) dini hari (live Vidio & Vision+ pukul 02.00 WIB).
Kemenangan 3-1 pada leg 1 pekan lalu di Parc Des Princes, Prancis, membuat PSG sudah setengah langkah menuju semifinal. Les Parisiens hanya butuh konsistensi untuk mempertahankan keunggulan.
pertemuan terakhir kontra tim asal Prancis di turnamen Eropa. The Villans berharap tuah dari Stadion Villa Park dapat berujung manis bagi mereka.
Sementara PSG datang dengan penuh kepercayaan diri, usai sukses membukukan kemenangan 3-1 di kandang sendiri pada leg 1.
5 5
Namun demikian Aston Villa juga punya bekal rekor impresif, yakni 17 laga tanpa kekalahan di Villa Park. Kendati butuh perjuangan ekstra keras, skuad asuhan Unai Emery tetap punya kans untuk membalikkan situasi.
Langkah Aston Villa di Liga Champions 2024/2025 berada di ujung tanduk, selepas keka la han 3-1 di markas PSG pada leg pertama.
Akan tetapi Villa berhasil membangun momentum kembali, dengan membukukan kemenangan 3-0 atas Southampton dalam lanjutan Liga Inggris (EPL) akhir pekan lalu. Skuad besutan Unai Emery masih optimis untuk lolos ke semifinal. Villa tercatat dapat membalikkan keadaan usai kalah pada leg pertama, sebanyak 7 kali dari 12 kesempatan terakhir di turnamen Eropa.
Penundaan pertandingan liga lokal pada akhir pekan lalu, juga membuat Les Parisiens punya waktu rehat lebih lama. Dengan semua keuntungan tersebut
PSG akan coba mengamankan tiket semifinal Liga Champions musim ini.
PSG tercatat berhasil lolos dalam 13 dari 19 kesempatan terakhir di kompetisi Eropa, setelah menang pada leg pertama. (trt)
GRESIK–Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia memang belum memperkenalkan secara resmi Megawati Hangestri Pertiwi untuk musim 2025. Tapi, tim runner up Proliga enam kali tersebut terus memantau kondisi cedera atlet 25 tahun itu. Sepulang dari Korea Selatan membela JungKwanJang Red Sparks pada Kams (10/4) lalu, Megawati memang dalam kondisi tidak optimal. Dia mengalami masalah di bahu dan lutut. Karena itu, sejak di Bandara Internasional Incheon sampai di Bandara Juanda, Sidoarjo, Megawati terlihat menggunakan bantuan kursi roda. Esok harinya, Megawati langsung menjalani pemeriksaan magnetic resonance imaging (MRI). Lokasinya, di salah satu rumah sakit swasta yang terletak di pusat kota Surabaya. Lalu, apakah Megawati sudah bisa membela Petrokimia di babak final four Proliga 2025? Jawabannya, belum pasti. “Masih kami observasi, kami tunggu izin dokter untuk itu,” kata manajer tim Petrokimia Nanda Kiswanto soal kans tampil Megawati kepada Jawa Pos Koran (Radar Bogor Group), Senin (14/4). “Prinsip kami, pemulihan Mega adalah yang utama,” tegasnya. Petrokimia kini hanya memiliki waktu tersisa sekitar tiga hari untuk mempersiapkan tim. Mereka akan menjalani laga pertama final four melawan Jakarta Popsivo Polwan pada Jumat (18/4) dan kemudian Jakarta Pertamina Enduro pada Sabtu (19/4). Dua laga pekan pertama final four Proliga 2025 itu diselenggarakan di GOR Jayabaya, Kediri. Jika Megawati belum bisa tampil di Kediri, maka itu akan
jadi pekerjaan rumah besar bagi pelatih baru Petrokimia, Jeff Jiang Jie. Sebab, opsi pemain di posisi opposite sangat terbatas. Bela Sabrina, yang biasanya jadi pelapis utama di posisi tersebut kabarnya masih cedera.(jpc)
NEWCASTLE–Kekalahan 1-4 yang didapatkan Manchester United di tangan Newcastle United pada pekan ke-32 (13/4) membuat mereka mencatat rekor terburuk dalam sejarah Premier League. Sebab hingga pekan ke-32, poin mereka masih 38. Artinya jika menang di enam laga sisa Premier League, maka poin maksimal mereka hanya 56. Dan jumlah
itu merupakan angka terendah dalam sejarah United di Premier League. Sebelumnya, 2021-2022 merupakan musim terburuk United di Premier League. Dalam 38 laga, Setan Merah, julukan United, hanya mengumpulkan 58 poin. “Kami perlu menerima kenyataan
dan terus maju serta mencoba melakukan hal-hal yang jauh lebih baik di masa mendatang,” kata pelatih United Ruben Amorim saat pertandingan berakhir kepada Amazon Prime. “Jadi kami tidak akan mengalami musim seperti ini (lagi) di masa depan,” lanjut Amorim. Kekalahan ini membuat United masih
di posisi ke-14 klasemen Liga Inggris. United hanya berjarak tiga angka dari West Ham United yang duduk di posisi 17 alias satu setrip di atas daftar tim degradasi. “Para pemain sudah mengerahkan seluruh kemampuan mereka. Mereka bermain jauh di bawah standar dan kualitas yang dibutuhkan klub sepak bola sebesar United,” papar Gary Neville.(jpc)
12. Senam Rp8,8 miliar 13. Sepak Bola Rp199,7 miliar
KEJUARAAN
1. Kejuaraan Dunia Panjat Tebing Rp4,9 miliar 2. World Surfing League Rp7,4 miliar
JAKARTA–Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI menggelontorkan dana sebanyak Rp420 miliar kepada 13 induk organisasi cabang olahraga. Bujet itu dicairkan sebagai bentuk dukungan pemusatan latihan nasional (Pelatnas) pada 2025. Ke-13 induk cabor tersebut antara lain adalah Sepak Bola (PSSI), Panjat Tebing (FPTI), Angkat Besi (PABBSI), Bulutangkis (PBSI), Panahan (Perpani), Atletik (PASI), Dayung (PODSI), Menembak (Perbakin), Balap Sepeda (ISSI), Judo (PJSI), Renang (Akuatik Indonesia-PRSI), Surfing (PSOI), dan Senam (Persani). Para perwakilan induk cabor, baik
ketua umum maupun sekretaris jenderal atau sekretaris umum federasi hadir langsung untuk menerima dana dengan menandatangani perjanjian kerja sama (PKS). PKS tersebut disaksikan langsung oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo bersama Wamenpora Taufik Hidayat, beserta Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian di Media Center Kemenpora RI, Senin (14/4) siang. “Hari ini (kemarin,red) penandatanganan perjanjian kerjasama antara Kemenpora dan 13 induk cabang olahraga dalam rangka dukungan pemusatan latihan nasional tahap pertama tahun
2025,” kata Menpora dalam sambutannya di kantornya, Senayan, Jakarta. “Tahap
OUSMANE
METROPOLIS
Pemkot Siapkan Pembentukan BNN
BOGOR -Penjabat (Pj)
Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Hanafi, menegaskan komitmen Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor dalam memberantas penyalahgunaan narkoba.
Pernyataan tersebut disampaikan Hanafi dalam rapat pembahasan kesepakatan kerja sama pembentukan Badan
Narkotika Nasional (BNN) Kota Bogor yang berlangsung di Paseban Surawisesa, Balai Kota Bogor, baru-baru ini. Hanafi menjelaskan bahwa pembentukan BNN Kota Bogor merupakan langkah strategis
untuk memperkuat penanganan narkoba secara masif, terstruktur, dan berkelanjutan. Ia berharap kehadiran BNN Kota Bogor mampu mempercepat koordinasi dan respons dalam upaya pencegahan serta pemberantasan narkoba. “Kita ingin ada lembaga tersendiri yang lebih fokus menangani persoalan narkoba di Kota Bogor. Harapannya, dengan terbentuknya BNN Kota, penanganan bisa lebih masif dan terarah,” ujar Hanafi. Sementara itu, Kepala BNN Kabupaten Bogor, Anggun
Cahyono, yang turut hadir untuk memberikan informasi mengenai proses pembentukan BNN, menyampaikan dukungannya terhadap pembentukan BNN Kota Bogor. Ia menyebut narkotika sebagai isu global yang sangat kompleks dan membutuhkan keterlibatan semua pihak.
“Kota Bogor, dengan profilnya yang kuat, sangat tepat untuk memulai langkah konkret ini. Diperlukan sinergi dari berbagai elemen, termasuk tokoh masyarakat, aparat, serta peran orang tua dan teman sebaya,” katanya.
Sementara itu, perwakilan
Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Bog or Kota, IPDA Subandi, mengungkapkan bahwa sepanjang tahun 2024, jumlah barang bukti narkotika yang berhasil diamankan di Kota Bogor cukup besar. Di antaranya, ganja sebanyak 9.417,73 gram, sabu 2.568,27 gram, tembakau sintetis 2.001,48 gram, ekstasi 343 butir, psikotropika 2.549 butir, dan obat keras terbatas (OKT) sebanyak 49.803 butir. Rapat ini menjadi langkah awal menuju pembentukan
Ribuan Warga Ikuti Program Padat Karya
BOGORProgram Padat Karya 2025 resmi diluncurkan Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor. Program ini adalah upaya membantu warga menghadapi tekanan ekonomi. Wali Kota Bogor Dedie Rachim membuka secara simbolis kegiatan tersebut di Kelurahan Bantarjati, Kecamatan Bogor Utara, Senin (14/4). Program yang berlangsung selama 10 hari ini melibatkan 1.428 peserta dari 68 kelurahan di Kota Bogor. Setiap kelurahan mengikutsertakan 21 orang warga yang dipilih berdasarkan data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (P3KE) dan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). “Kegiatan ini di-
laksanakan selama 10 hari dan, insyaallah, ada beberapa prioritas, antara lain membersihkan lingkungan sungai, saluran air, termasuk pengolahan sampah dari hulu ke hilir,” kata Dedie. Program ini merupakan inisiatif Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) Kota Bogor yang didanai oleh Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Selain memberi kesempatan bekerja, program ini juga bertujuan menjadi jaring pengaman sosial bagi warga terdampak kondisi ekonomi. Dedie juga meminta Kepala Disnaker Kota Bogor untuk mendorong perusahaan di wilayahnya agar memprioritaskan warga lokal dalam proses
rekrutmen tenaga kerja. Ia menyoroti persoalan batasan usia yang dianggap menyulitkan pekerja berusia di atas 25 tahun untuk kembali masuk dunia kerja. “Pembatasan usia jangan terlalu ketat, karena banyak warga usia 25 hingga 40 tahun yang kesulitan mendapatkan pekerjaan setelah terkena PHK,” ujarnya.
Di samping itu, Pemkot juga membuka peluang kerja ke luar negeri bagi tenaga kerja terampil asal Kota Bogor, seperti ke Jerman dan Jepang. Dedie berharap langkah ini bisa meningkatkan kesejahteraan pekerja dan keluarganya. Kepala Disnaker Kota Bogor Sujatmiko Baliarto menjelaskan pelaksanaan Padat Karya
disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing wilayah. Mulai dari penanganan daerah rawan banjir dan longsor, perbaikan drainase, hingga pemungutan sampah.
“Peserta akan bekerja selama 10 hari, setiap hari selama 5 jam, dari pukul 08.00 hingga 13.00 WIB. Mereka akan menerima upah sebesar Rp1.200.000 selama program berlangsung,” kata Sujatmiko.
Lurah Bantarjati, Imam Suharso, menyambut positif program ini. Menurutnya, selain mendukung perekonomian warga, Padat Karya juga memperkuat kepedulian terhadap lingkungan.
“Lingkungan bersih, warganya sehat dan sejahtera,” ujarnya. (uma/c)
Bantu Warga
Terdampak Longsor Batutulis
BOGORUnit Pengumpul Zakat (UPZ) Kota Bogor menyalurkan bantuan paket sembako kepada 95 kepala keluarga (KK) yang berlokasi di Kelurahan Lawang Gintung, Kecamatan Bogor Selatan, pada Senin (14/4). Kepala UPZ Kota Bogor, Abdul Wahid mengatakan bahwa bantuan itu diberikan kepada warga terdampak longsornya Jalan Saleh Danasasmita. “Mayoritas warga yang diberi bantuan adalah mereka yang merasakan langsung dampak secara ekonomi. Sebab, mayoritas penerima bantuan adalah pedagang di area sekitar. Bencana itu berdampak kepada perputaran ekonomi, apalagi akses jalan terputus,” ujar Wahid kepada wartawan.
Selain UPZ, kata Wahid, Dinas Sosial (Dinsos) Kota Bogor ikut menyumbang 25 paket sembako dan 50 paket dari Perumda Tirta Pakuan. “Pemberian bantuan ini adalah bentuk kepedulian Pemkot Bogor terhadap warga terdampak bencana,” ucapnya. Wahid menegaskan bahwa paket sembako tersebut berasal dari zakat aparatur sipil negara (ASN) Kota Bogor. Bantuan tersebut, sambung dia, diserahkan oleh Asisten Pemerinta han dan Kesejahteraan (Aspemkesra) Pemkot Bogor, Eko Prabowo, didampingi lurah, camat, Kapolsek, dan danramil Bogor Selatan. Lebih lanjut, kata dia, dalam sebulan UPZ bisa mengum-
pulkan anggaran zakat sebesar Rp180 hingga Rp200 juta. Nantinya, dana itu dialokasikan untuk pembayaran klaim BPJS Ketenagakerjaan bagi imam masjid, marbot, majelis taklim, pimpinan pondok pesantren, dan PKK. “Jumlah keseluruhan untuk klaim BPJS Ketenagakerjaan ada 3.500 orang,” ucap Wahid. Ia menambahkan, UPZ juga mengembalikan dana zakat terikat sebesar 75 persen dari total zakat yang disetorkan oleh Perumda PPJ, Dinas Lingkungan Hidup (DLH), Dinsos, dan kecamatan.
“Jadi 2,5 persen dari gaji ASN untuk zakat. Tapi memang tidak semua. Ada yang tidak ikut, dan hanya sebatas berinfaq saja,” tandasnya.(ded)
Skybridge Paledang tak Kunjung Beroperasi
Pantauan Radar Bogor pada Senin (14/4) menunjukkan, Skybridge ini masih ditutup dan tidak bisa digunakan masyarakat terutama penumpang Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line untuk menyebrang. Masyarakat masih menggunakan Jembatan Penyebrangan
Orang (JPO) yang berada dekat pintu keluar Stasiun Bogor. Kepala Balai Teknik Perkereta apian (BTP) Kelas IA Bandung, Endang Setiawan mengungkapkan alasan Skybridge Bogor-Paledang belum beroperasi karena masih adanya proses administrasi yang belum selesai. “Saat ini seda ng proses
Perjanjian Kerjasama serta serah terima asset dengan PT KAI Daop 1 Jakarta yang mana proses tersebut membutuhkan waktu untuk selanjutnya dioperasikan,” ungkap dia kepada Radar Bogor. Endang menyatakan Skybridge ini akan segera dioperasikan secepatnya untuk mengakomodir penumpang yang akan dan
dari Stasiun Bogor ke Stasiun Bogor Paledang maupun sebaliknya.
“Target kami tahun ini sudah dapat dioperasikan secara penuh,” ucap Endang. Ia menyebut Skybridge BogorPaledang sudah melalui tahap Uji Coba Pengoperasian pada bulan Juli tahun 2024 lalu. Janji pengoperasionalan
Jalan Tumenggung Wiradiredja
Macet Panjang
Kemacetan diakibatkan adanya mobil berplat nomot B 1602 VKW yang terpersosok ke saluran air di sisi kanan jalan. Pengemudi mobil yang tidak ingin disebutkan namanya, mengatakan insiden ini terjadi karena dirinya mengantuk saat
mengemudikan kendaraannya sekira pukul 4.00 WIB. “Tadi kondisi jalan sedang sepi. Saya mengantuk akhirnya ke arah kanan dan akhirnya masuk ke saluran ini,” tuturnya. Upaya penanganan sempat dilakukan pengemudi bersama rekannya namun usaha ini tidak membuahkan hasil.
Lebar jalan yang berkurang membuat arus lalu lintas tersendat. Kemacetan panjang pun tak terelakan dari dua jalur. Ekor kemacetan mengekor hingga pertigaan Tanah Baru dan Indobaso. Warga setempat mengatur arus lalu lintas dengan cara buka tutup sementara menung-
gu personel Dinas Perhubungan dan polisi tiba di lokasi. Upaya penanganan baru dilakukan sekira pukul 08.00 WIB saat personel Dishub dan mobil derek tiba di lokasi kejadian. Mobil yang terperosok dievakuasi dengaj cara ditarik menggunakan mobil derek. (fat/c)
Skybridge Bogor-Paledang sudah berulang kali disampaikan BTP Kelas 1A Bandung. Sebelumnya Endang mengatakan pihaknya menargetkan akan mengoperasikan Skybridge sepanjang 200 meter itu pada tahun ini. “Skybridge akan dioperasikan saat proses adminisitrasi yaitu Perjanjian Kerja Sama (PKS) selesai. Kami berharap skybridge tersebut dapat beroperasi secepatnya,” ujarnya kepada Radar Bogor,
Sabtu (5/10/2024) lalu. Namun hal ini tidak juga terwujud bahkan hingga bulan April 2025. Skybridge Stasiun Bogor-Paledang ini sempat mulai dioperasikan pada Bulan Juli 2024. Namun hanya dibuka pada waktu tertentu saja, yakni saat jam operasional KA Pangrango. Skybridge ini dibangun selama 2 tahun lamanya sejak September 2022. Total anggaran yang dikeluarkan yaikni sebesar Rp95 miliar. Selain mengintegrasikan Stasiun Paledang dan Stasiun Bogor Skybridge ini ke depan juga diharapkan Endang dapat meningkatkan keamanan pengguna kereta api serta pengoperasian kereta api. Skybridge ini terhubung langsung dengan Taman Topi Square dan Alun-Alun Kota Bogor dengan tujuan agar kami dapat membantu para pelaku UMKM di sekitar stasiun. (fat/c)
SEBANYAK 285 karateka dari berbagai tingkatan dan usia ambil bagian dalam kegiatan tersebut. UKT menjadi ajang untuk menguji kemampuan teknis, kedisiplinan, serta perkembangan mental dan fisik para peserta.
Pengukuhan sabuk hitam DAN-V untuk Marse menjadi salah satu momen istimewa. Hadir langsung dalam prosesi tersebut Pendiri Perguruan BKC, YTC Iwa Rahadian Arsanata, serta Andri Rahadian Arsanata, Ketua Dewan Guru Putra. “Pengukuhan ini bukan hanya simbol prestasi, tetapi juga bentuk dedikasi dan konsistensi,” ujar YTC Iwa Rahadian Arsanata. Menurutnya, Marse membuktikan diri tak hanya mampu memimpin sektor perhubungan di Kota Bogor. Namun juga menunjukkan komitmen tinggi dalam dunia bela diri. “Ini menjadi contoh bahwa semangat belajar dan berlatih tidak mengenal usia maupun jabatan,” tambahnya. Selain sebagai ajang kenaikan tingkat, UKT kali ini juga menjadi wadah mempererat tali persaudaraan antar karateka. Serta memperkuat semangat BKC dalam mencetak generasi tangguh, berkarakter, dan berjiwa bela negara. (uma/c) Sandang Sabuk Hitam, Jadi Contoh
Owner Travel Duta Rizkia, Suherman menuturkan kejadian nahas itu bermula ketika pihaknya menjalin kerja sama dalam pemberangkatan ratusan jemaah umrah pasa akhir Ramadan 2025 lalu. “Saat di Mekah semua rangkaian masih berjalan dengan aman. Namun ketika H-2 ke Madinah kami mendapat informasi bahwa hotel yang akan jadi tempat menginap jemaah ternyata belum dibayar oleh broker tersebut,” terang Suherman, Senin (14/4). Uang senilai Rp602 juta yang semestinya dibayarkan oleh broker pada pihak hotel malah justru diduga dibawa kabur. Sementara itu pihak hotel baru menerima uang muka sebesar Rp53 juta.
Akhirnya pihak Travel Duta Rizkia pun menutup biaya hotel tersebut untuk menyelamatkan para jemaah sehingga mereka bisa beristirahat dan melanjutkan ibadahnya dengan tenang. “Sebelumnya pihak broker itu sudah menghubungi kami katanya akan melunasi dana itu tanggal 7 dan 8 April 2025. Na mun ternyata hingga saat ini tidak ada itikad baik dan tidak ada respons. Handphonenya pun tidak aktif,” beber Suherman. Karena tidak ada itikad baik, Suherman pun melaporkan terduga pelaku, DLA pada pihak Polresta Bogor Kota pada Kamis (10/4). Suherman pun menyatakan pihaknya akan lebih berhatihati ke depan sehingga kejadian serupa tidak kemba li terulang.
“Ke depan kami akan melakukan pembayaran langsung ke nomor rekening hotel dan beralih menggunakan skema digital sehingga lebih aman,” tekan dia. Meski mengalami kejadian penipuan, Travel Duta Rizkia masih dipercaya oleh masyarakat. Sejumlah warga tampak mendatangi kantor travel ini untuk mendaftar umrah. Anisa salah satunya. Ia mengatakan tidak ragu untuk memilih travel ini karena memiliki reputasi yang baik dan memuaskam.
Jadi Korban Penipuan Broker, Merugi Ratusan juta
FOTO: HUMAS PEMKOT BOGOR FOR RADAR BOGOR
PROGRAM PADAT KARYA: Wali Kota Bogor Dedie Rachim membuka secara simbolis kegiatan Padat Karya di Kelurahan Bantarjati, Kecamatan Bogor Utara.
BANTUAN: Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Kota Bogor Eko Prabowo menyalurkan bantuan paket sembako kepada 95 KK korban terdampak longsornya Jalan Saleh Danasasmita, pada Senin (14/4).
BNN Kota Bogor. Selanjutnya akan dibentuk tim teknis untuk merancang langkah
operasional dan menyusun mekanisme kerja yang efektif, sebagai upaya bersama men-
ciptakan lingkungan Kota Bogor yang lebih sehat dan bebas dari narkoba.(ded)
RAPAT PERSIAPAN: Pj Sekda Kota Bogor, Hanafi saat memimpin rapat pembahasan kesepakatan kerja sama pembentukan BNN Kota Bogor yang berlangsung di Paseban Surawisesa, Balai Kota Bogor.
Sambungan dari Hal 12
Sambungan dari Hal 12
Sambungan dari Hal 12 Sambungan dari Hal 12
KOMUNITAS
Berikan Reward Untuk yang Terbaik
MEMPERERAT hubungan bertetangga dan menjaga silahturahmi pada momen Lebaran ini, sebagian besar warga mengadakan halal bihalal. Tanpa kecuali dengan warga Perumahan Taman Yasmin Sektor V. Kegiatan yang diadakan pada Minggu (13/4), berlokasi di Bento Kopi, Dramaga.
Ketua Panitia Halal Bihalal, Reki Lilik Puspa mengatakan, acara dilaksanakan dengan tema ’Nilai Kedamaian, Toleransi, Kebersamaan, Saling menghargai. Tema tersebut, dapat menjaga kerukunan warga, dengan tetap damai dan mampu menjaga
toleransi dan selalu saling menghargai sesama.
Ketua RW, Imam MPD yang didampingi Ketua Arisan, Andah, menambahkan, acara halal hihalal ini juga menjadi ajang silaturahmi untuk saling mempererat rasa kebersamaan sesama warga Yasmin
Sektor V. Di kegiatan halal bihalal tersebut, diumumkan penerima Penghargaan
Rewards The Best Performance RT di RW 10, RT Terbaik kategori pengelolaan sampah dan kebersihan lingkungan. Pengurus RT dan RW Terbaik kategori Teraktif kon tribusi nyata perbaikan
lingkungan sosial. ”Ada juga kategori Pengurus Kader Posyandu Terbaik, Kategori Pelayanan Kesehatan Anak dan Lansia. Petugas Keamanan Terbaik kategori paling disiplin berintegritas tinggi. Petugas Kebersihan katagori paling disiplin kebersihan lingkungan,” ucap Imam MPD. Awards ini dipilih seluruh pengurus RT mewakili yang ada di Yasmin Sektor V. Saat ini Yasmin Sektor V sudah mempunyai Bank Sampah di RT 7 dengan nama BSU Raja 007 dan berjalan dengan baik. (mer/b)
MOMEN Lebaran selalu menjadi momen berharga karena bisa berkumpul dan silaturahmi dengan kerabat dan teman yang lebih dikenal Halal Bihalal. Tanpa kecuali dengan komunitas BACEO. Senin (14/4), komunitas ibu-ibu ini mengadakan
Halal Bihalal di Flowey Sentul. Dikonsep dengan sederhana dan hangat, sekaligus memutar arisan. Dengan halal bihalal ini lebih mempererat persaudaraan. BACEO merupakan komunitas orang tua yang anak-anaknya bersekolah di Bina
Insani, mulai TK hingga SD dan saaty ini anak-anak mereka sudah berusia 29 tahun. Menjaga komunikasi selalu terjaga dan menjadi persahabatan, maka tiap bulan diadakan pertemuan dengan memutar arisan. (mer/b)
KELOMPOK masyarakat rawan pangan di Kota Bogor rutin mendapatkan bantuan cadangan pangan. Seperti yang dilakukan pada akhir Ramadan lalu. Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) menyalurkan beras kepada mereka. Secara simbolis, bantuan tersebut diserahkan Kepala DKPP Kota Bogor, Chusnul Rozaqi, Camat Bogor Tengah, Teofilo Patrocinio Freitas, dan Lurah Panaragan, Ima Ratnasari. Kepala DKPP Kota Bogor, Chusnul Rozaqi mengatakan, bahwa penyaluran bantuan ini didasarkan pada pemetaan wilayah rawan pangan, yang dikombinasikan dengan Program Percepatan Pengentasan Kemiskinan Ekstrem (P3KE). Untuk tahap awal, bantuan dibagikan hanya di tiga kelurahan dan ke depan akan terus meluas ke kelurahan lainnya. “Dengan anggaran terbatas, kami mencoba mengintervensi 300 keluarga rawan pangan, di mana setiap kelurahan memiliki 100 penerima bantuan,” ujarnya.
Selanjutnya, setelah Idulfitri, program tersebut akan diperluas lagi ke tujuh kelurahan dengan total 1.371 penerima. “Itu akan menggunakan anggaran hasil efisiensi, seperti efisiensi anggaran perjalanan dinas, kebutuhan perlengkapan alat kantor, dan sebagainya. Dana hasil efisiensi tersebut kami salurkan kembali kepada masyarakat melalui bantuan langsung berupa beras dan telur bagi warga rawan pangan,” ucapnya.(*pia)
MEMASUKI hari kerja, setelah libur Lebaran, keluarga besar mall Botani Square mengadakan halal bihalal. Dihadiri BOD, BOC, GM dan karyawan manajemen Botani serta tamu undangan terdiri dari vendor-vendor mall Botani Square, yang membantu operational mall berjalan sesuai rencana.
Kegiatannya dikonsep sederhana, sambutan dari direksi diwakili Luhur, komisaris diwakili Indra Adil, dan Yel-Yel Botani dipimpin direksi Hartono, doa syukur, makan malam bersama. Ada juga hiburan nyanyian dari band akustik dan persembahan karyawan serta games berhadiah antar meja.(mer/b)
WARGA PERUMAHAN TAMAN YASMIN SEKTOR V
JAGA TOLERANSI: Warga Perumahan Yasmin Sektor V foto bersama usai pengumuman RT dan petugas terbaik di lingkungannya.
eks Sekolah Bina Insani yang tergabung Komunitas BACEO kumpul silaturahmi dalam momen lebaran.
dan tamu undangan dari vendor foto bersama usai acara silaturahmi halal bihalal dan makan bersama.
Skybridge Paledang tak Kunjung Beroperasi
Administrasi
Meski sudah rampung sejak pertengahan bulan September 2024 lalu, Skybridge Stasiun Bogor-Paledang belum juga beroperasi penuh hingga saat ini.
Dibangun
Monitor
Wilayah
Sambil Lari
TANGGUNG jawab mengurusi wilayah tak menghalangi Raden Yudha
Adi Manggala untuk tetap berolahraga. Ia senantiasa melaksanakan itu secara bersamaan.
Hampir setiap akhir pekan dirinya selalu lari pagi sembari memonitor Kelurahan Babakan Pasar. Baginya kegiatan itu telah menjadi hobi yang membawa kebahagiaan.
“Selain sehat, kegiatan ini juga membuat saya bisa menyapa warga sembari memonitor persoalampersoalan yang terjadi di wilayah. Karena menjadi Lurah itu membuat saya mesti siaga 24 jam, jadi menyempatkan olahraganya sambil keliling,” ujarnya. Selain di Babakan Pasar, Yudha juga kerap memacu kaki nya untuk
keliling Kebun Raya atau
lingkungan sekitar ru mahnya. (fat/b)
Marse Hendra Saputra Lolos UKT Perguruan Bandung
Sandang
Jadi Korban Penipuan Broker, Merugi
Ratusan juta
BOGORTravel Haji dan Umrah Duta Rizkia di Kecamatan Tanah Sareal diduga menjadi korban penipuan yang dilakukan broker asal Purwakarta berinisial DLA (41).
BOGORKemacetan panjang terjadi di Jalan Tumenggung Wiradiredja, Kelurahan Cimahpar Kecamatan Bogor Utara pada Senin (14/4) pagi.
Karate Club
Club (BKC) yang digelar di G OR Pajajaran, Minggu (13/4).
PRESTASI: Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor, Marse Hendra Saputra usai mengikuti UKT Perguruan BKC yang digelar di GOR Pajajaran.
DAFTAR UMRAH: Calon jemaah tampat mendaftarkan diri di Travel Duta Rizkia pada Senin (14/4).