17 JANUARI
1991-2018
SELASA, 13 MARET 2018 25 JUMADIL AKHIR 1439
BANGUN NEGERI BIJAKKAN BANGSA
l LANGGANAN & PENGADUAN (0761) 64637, HP +62 823 8440 9900 l ECERAN Rp4.500 l LANGGANAN Rp120.000/bulan (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)
28 HALAMAN
Man United v Sevilla
PERLU ROMELU LUKAKU
ROMELU LUKAKU
LUIS MURIEL
MANCHESTER (RP) –Penyerang Manchester United (MU) Romelu Lukaku mendapat banyak kritikan saat menghadapi Sevilla pada leg pertama 16 Besar Liga Champions tiga pekan lalu. Kala itu dia tampil melempem saat MU bermain 0-0 di Ramon Sanchez Pizjuan, markas Sevilla. ď Ž Baca Perlu Halaman 10
INTERNET
INTERNET
Rekrutmen CPNS setelah Pilkada
Laporan JPG, Jakarta JAMAAH calon haji (JCH) tahun keberangkatan 2018 terlepas dari kenaikan ongkos haji yang signifikan. Pemerintah dan parlemen bersepakat memperbanyak penggunaan hasil manfaat pengelolaan dana haji guna menekan biaya haji yang ditanggung jamaah. Tahun ini rata-rata biaya penyelenggaraan
76 Kementerian/Lembaga, 34 Provinsi, dan 380 Kabupaten/Kota
ď Ž Baca Biaya Halaman 10
JAKARTA (RP)-Rekrutmen calon pegawai ne geri sipil (CPNS) tahun ini akan dilaksanakan setelah pilkada serentak di 171 daerah. Rencana itu menghindari potensi intervensi atau politisasi oleh calon kepala daerah saat pilkada. Keputusan itu terungkap dalam rapat dengar pendapat di Komisi II ASMAN DPR, Senin (12/3). Ha ABNUR
dir dalam rapat hampir tiga jam itu Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Asman Abnur dan Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Bima Haria Wibisana. Menteri Asman menuturkan pelaksanaan rekrutmen CPNS itu di ď Ž Baca Rekrutmen Hal.11
Minta KPK Tunda Penetapan Tersangka JAKARTA (RP) – Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) me nunda penetapan tersangka calon kepala daerah yang diduga terlibat korupsi. Ke terangan itu disampaikan Wiranto usai memimpin
HENDRA EKA/JPG
SEPAKAT: Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin (tengah) bersama pimpinan Komisi VIII DPR RI sepakat menetapkan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji 2018 rata-rata sebesar Rp35,23 juta di Gedung Nusantara II, Senayan, Jakarta, Senin (12/3/2018). Keterangan:
Rp36,07 juta
155.200 jamaah 2014
Biaya direct cost adalah biaya haji yang dibayar langsung jamaah.
Rp35,23 juta Rp34,64 juta
155.200 jamaah 2015
Rp34,89 juta
155.200 jamaah 2016
204.000 jamaah 2017
WIRANTO Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam)
ď Ž Baca Minta Halaman 10
BPIH 5 TAHUN TERKAHIR Rp42,73 juta
Kami dari penyelenggara minta ditunda dululah ya. Ditunda penyelidikan, penyidikannya, dan pengajuannya dia (calon berpotensi tersangka KPK, red) sebagai saksi atau tersangka.
204.000 jamaah
Besaran direct cost adalah rata-rata. Sebab nanti diputuskan Presiden dan berbeda setiap embarkasi.
2018 SUMBER: RAPAT KOMISI VIII DPR DAN KEMENAG SERTA BEBERAPA SUMBER LAINNYA.
SUBUH ZUHUR ASAR 05.05 12.25 15.36 MAGRIB ISYA 18.29 19.37 Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, PangkalanÂkerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
Pemprov Ingin Ikut Kelola Blok Rokan PEKANBARU (RP) - Kontrak pengelolaan Blok Rokan oleh PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) berakhir tahun 2021. Sebagai pemilik 10 persen participant interest (saham partisipasi), Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau menginginkan bisa ikut mengelola saat ditunjuk operator baru. Asisten II Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Riau Masperi mengatakan, setelah habis masa kontrakÂ ď Ž Baca Pemprov Halaman 11
ď Ž REDAKTUR: EDWAR YAMAN
Suhardiman: Saya Minta 0 Persen
PEKANBARU (RP) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau mengusulkan pajak pertalite diturunkan dari 10 persen menjadi 7,5 persen. Menurut Pemprov, angka tersebut sudah sangat ideal. Karena tidak terlalu membebani masyarakat. Juga tidak mempengaruhi target pendapatan dari pajak penjualan
 Â? Â?Â?Â?  ÂÂ? Â
pertalite. Hal ini diungkapkan Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau Ahmad Hijazi saat menghadiri rapat paripurna
di Gedung DPRD Riau, Senin (12/3). Rapat yang dipimpin Wakil Ketua DPRD Riau Kordias Pasaribu tersebut dihadiri Ketua DPRD Riau Septina
Primawati serta 34 anggota dewan lainnya. Saat itu sedang digelar rapat paripurna ď Ž Baca Suhardiman: Halaman 10
Warga Ancam Bunuh Harimau PEKANBARU (RP) - Ratusan 09.00 WIB dan berakhir pukul warga Desa Pulau Muda, 13.00 WIB. Dari informasi yang Kecamatan Teluk Meranti, dihimpun Riau Pos ada sekitar Kabupaten Pelalawan men500 warga yang ikut dalam aksi demo Posko Tim Rescue ini. Semuanya warga Desa PuGabungan Konflik Harimau lau Muda. Aksi ini dilakukan Sumatera di Kecamatan Peldi kompleks perkebunan PT angiran, Indragiri Hilir, Senin Tabung Haji Indo Plantation (12/3). Aksi ini dilakukan (THIP). pascaserangan harimau yang “Kami beri tenggat waktu menewaskan warga mereka, MULYO HUTOMO BBKSDA Riau dan PT THIP unYusri Efendi (34), Sabtu (10/3) tuk bisa menangkap harimau lalu. Warga mengultimatum, selama sepekan. Ditangkap agar tim di lapangan bisa menangkap hidup atau mati,â€? ujar Rudi, salah seorang harimau dalam waktu sepekan. Jika tak warga yang ikut dalam aksi itu. berhasil, mereka mengancam membunuh harimau itu dengan cara sendiri. ď Ž Baca Warga Halaman 11 Aksi ini berlangsung sekitar pukul ď Ž TATA LETAK: MEGA
PRO-BISNIS
2
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Laba Bersih PTPP Tembus Rp1,72 Triliun
ROMYS BINEKASRI/JPG
SAMBUTAN: Direktur Utama Kimia Farma Honesti Basyir memberikan sambutan di acara penandatanganan perjanjian penerbitan dan penunjukan agen pemantau Menerbitkan Term Note (MTN) PT Kimia Farma (Persero) Tbk Tahap II di Jakarta, Senin (12/3/2018).
PTBA Bakal Gelontorkan Belanja Modal Rp6,55 T Laporan JPG, Jakarta KINERJA PT Bukit Asam (PTBA) Tbk sepanjang 2017 menanjak dengan peningkatan produksi batu bara hingga 14 persen jika dibandingkan dengan 2016. Penjualan batu bara perseroan pada 2017 mencapai 23,63 juta ton. Bahkan tahun ini Bukit Asam bakal menggelontorkan belanja modal Rp6,55 triliun. Dengan perincian; Rp1,43 triliun digunakan untuk investasi rutin dan Rp5,12 triliun untuk pengembangan proyek pembangkit. Direktur Utama PT Bukit Asam Tbk Arviyan Arifin
menyatakan, kebidik produksi naikan penjualan batu bara 25,54 ditopang penetrasi juta ton. Angka pasar untuk menitu naik 17 persjual batu bara low en jika dibandto medium calorie ingkan dengan di tengah memtahun sebelumbaiknya harga batu nya, yaitu 21,92 bara dunia. ’’Tetajuta ton. Kompi, perseroan terus ARVIYAN ARIFIN posisi domestik melakukan upaya efisiensi pun mencapai 53 persen biaya sepanjang 2017. Di an- atau 13,74 juta ton. Peningtaranya, terhadap biaya jasa katan domestik dipicu kerja penambangan yang menurun sama dengan PT KAI Logistik Rp785,68 miliar atau 26 pers- yang akan mengembangkan en dan pembelian batu bara transportasi ke Tarahan dan yang menurun Rp455,77 mil- Srengsem untuk mengangkut iar,’’ ungkapnya di Ritz-Carl- 23,10 juta ton batu bara. ton Hotel, Senin (12/3). Sementara itu, komposisi Tahun ini, pihaknya mem- untuk pasar ekspor diproyek-
si 12,15 juta ton atau naik 62 persen. Peningkatan target ekspor ditopang rencana penjualan ekspor batu bara medium to high calorie ke pasar premium. Hal tersebut dilakukan seiring dengan membaiknya harga batu bara dan permintaan yang menunjukkan tren positif. Terutama untuk pasar ASEAN, dengan beroperasinya sejumlah PLTU (pembangkit listrik tenaga uap) baru. Perseroan juga akan melakukan upaya efisiensi serta investasi untuk aktivitas penunjang operasionalisasi tambang. (vir/c18/sof/lim)
JAKARTA (RP) - PT Pembangunan Perumahan (PP) (Persero) Tbk membukukan laba bersih sebesar Rp1,72 triliun sepanjang 2017. Atau berhasil tumbuh 50 persen dibandingkan tahun 2016 yang hanya membukukan laba bersih Rp1,14 triliun. “Kami bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa dan berterima kasih kepada seluruh jajaran manajemen dan karyawan serta stakeholders lainnya atas capaian kinerja PTPP yang solid selama tahun 2017,” ujar Presiden Direktur PTPP Tumiyana di Jakarta, Senin (12/3). Beragam proyek-proyek infrastruktur mendorong pendapatan perseroan, hingga bisa tembus Rp21,5 triliun di
2017. Pencapaian besar ini mencerminkan pertumbuhan sebesar 31 persen secara year-on-year (yoy) bila dibandingkan pencapaian sebesar Rp16,5 triliun yang diraih di 2016. Secara segmen, Jasa Konstruksi merupakan kontributor terbesar dengan kontribusi sebesar 70 persen dari pendapatan, disusul oleh Engineering, Procurement, and Construction (EPC) dan properti dan realti masing-masing sebesar 15 persen dan 13 persen. Perseroan meraih laba kotor dan laba usaha sebesar masing-masing Rp3,25 triliun dan Rp2,52 triliun. Ini mencerminkan pertumbuhan yang solid, yakni 32 persen dan 29 persen
secara year on year. Dengan demikian, marjin laba kotor dan marjin laba usaha masing-masing terjaga di level 15 persen dan 12 persen. Per 31 Desember 2017, PTPP memiliki kas dan setara kas sebesar Rp9,3 triliun. Total utang berbunga (interest-bearing debts) sebesar Rp8,9 triliun, ekuitas sebesar Rp14,2 triliun dan total aset sebesar Rp41,7 triliun. “Perseroan berupaya menjaga pondasi keuangan tetap kokoh, sehingga struktur modal yang kuat ini akan menjadi landasan bagi pertumbuhan perusahaan yang berkesinambungan sekaligus menciptakan nilai tambah bagi para pemegang saham,” kata
Arcandra ’’Jualan’’ Gross Split ke Perusahaan Migas AS JAKARTA (RP)- Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arcandra Tahar memaparkan kebijakan Pemerintah Indonesia dalam mereformasi aturan investasi dan sistem bagi hasil hulu minyak dan gas (migas) Gross Split di Murphy Oil Corporation di Houston, Texas. Arcandra menuturkan, reformasi aturan migas ini mendapat sambutan positif dari Murphy. Dalam kesempatan itu,CEO Murphy, Roger Jenkins mengaku terkejut dengan fiscal regime baru (PSC Gross Split) yang kini diterapkan di Indonesia. Jenkins juga menyampaikan apresiasi terhadap pemerintah Indonesia yang telah melakukan reformasi
peraturan yang kembali portofolio atraktif bagi inyang ada di peruvestor. “Mereka sahaan, terkait in(Murphy) juga vestasi mereka, termengakui pengmasuk penawaran hapusan pera26 wilayah kerja turan-peraturan yang baru saja dibdi Kementerian uka di Indonesia. ESDM juga menMurphy Oil Comjadikan Indone- ARCANDRA pany adalah perusia friendly bagi TAHAR sahaan eksplorainvestor asing,” si dan produksi ungkap Arcandra dalam ket- minyak dan gas bumi yang erangan resmi, Ahad (11/3) mempunyai aset offshore dan kemarin. onshore di AS, Canada dan Murphy Oil Co sebelumn- Malaysia. Pertamina mempuya memutuskan keluar dari nyai saham sebesar 30 persen Indonesia pada tahun 2015 untuk aset Murphy yang ada karena kegiatan eksplorasin- di Malaysia. Saat ini Murphy ya yang kurang berhasil. mempunyai cadangan terNamun, dengan sistem PSC bukti sebesar 685 MMBOE Gross Split ini, Roger Jenkins dan produksi sebesar 176 menyatakan akan mereview MBOEPD.(uji/jpg)
Remitpro Pemain Baru di Industri Keuangan JAKARTA (RP)- PT Digi Asia Bios mendirikan unit bisnis baru dalam industri keuangan khususnya di bidang remitansi atau pengiriman uang. Unit bisnis baru tersebut bernama RemitPro. CEO PT Digi Asia Bios Alexander Rusli, mengatakan RemitPro akan memperkuat industri remitansi di Indonesia dalam menyediakan layanan pengiriman uang dalam negeri dengan saluran distribusi yang mampu menjangkau hingga ke pelosok Indonesia. Sehingga, memudahkan para pengguna layanan Re-
mitPro apabila ingin melakukan penarikan atau pencairan uang yang dikirim secara domestik maupun dari luar negeri. RemitPro juga akan menyediakan platform dengan teknologi terbaru sehingga dapat memberikan pelayanan dengan biaya pengiriman yang lebih ekonomis. Menurut Alex, untuk tahap awal Remitpro akan fokus pada layanan pengiriman uang di dalam negeri terlebih dahulu. Ke depan perusahaan mempunyai visi untuk memberikan kemudahan kepada para pekerja migran
Indonesia yang berada di luar negeri dalam melakukan pengiriman uang ke kampung halamannya. “Oleh karena itu saat ini, RemitPro dalam proses untuk menjalin kerja sama dalam hal pengiriman uang dengan mitra kami di luar negeri, khususnya di negara-negara tujuan utama Pekerja Migran Indonesia,” ujarnya di Jakarta, Senin (12/3). RemitPro ditargetkan dapat beroperasi di kuartal kedua tahun ini dengan menargetkan pengiriman uang sebesar Rp 1,5 triliun sepanjang 2018.
Head of Money Transfer RemitPro Arman Bhariadi menambahkan, RemitPro akan menyediakan layanan pengiriman uang dengan mengutamakan keamanan dan kenyamanan serta memprioritaskan pengembangan platform pengiriman uang yang ekonomis. “Kami melihat bahwa terdapat kebutuhan akan adanya jasa pengiriman uang dengan mengedepankan teknologi sehingga memudahkan penggunanya, dan karena itu RemitPro hadir untuk menjawab kebutuhan tersebut,”
J Trust Bank Cetak Laba setelah 4 Tahun JAKARTA (RP)- PT Bank J Trust Indonesia Tbk (BCIC) meninggalkan status merugi. Sepanjang 2017, Bank J Trust membukukan laba Rp121,5 miliar atau tumbuh 117 persen jika dibandingkan dengan kinerja 2016. Ketika itu, perseroan masih rugi Rp718,7 miliar. Raihan laba tersebut merupakan catatan yang baik. Sebab, kali terakhir Bank J Trust mencatatkan laba pada 2012. Kala itu, perseroan meraup laba bersih Rp145,59 miliar. Selanjutnya, hingga 2016, perseroan terus merugi. Kerugian terbesar terjadi pada 2013, yakni mencapai Rp1,14 triliun. Pertumbuhan laba kali ini didorong peningkatan pendapatan bunga bersih sebesar 22,5 persen secara
REDAKTUR: MUSLIM NURDIN
tahunan menjadi Rp377,8 miliar. Menurut Corporate Secretary Bank J Trust Hasiholan E Sitorus, peningkatan kinerja juga didukung keberhasilan perseroan mengelola portofolio kredit. Program efisiensi yang dilakukan berdampak pada penurunan biaya operasional. ”J Trust Bank berhasil menjaga dan meningkatkan kualitas kredit dengan menekan rasio kredit bermasalah atau non-performing loan (NPL) secara gross pada level 2,94 persen dari tahun 2016 6,98 persen,” ujarnya dalam siaran pers, Senin (12/3). Pendapatan operasional perseroan tahun lalu mencapai Rp112,9 miliar. Jumlah tersebut meningkat tajam sebesar 124 persen diband-
ingkan periode yang sama pada 2016. Saat itu, bank yang dulu bernama Bank Mutiara itu merugi Rp470,6 miliar. Posisi dana pihak ketiga (DPK) perseroan juga meningkat menjadi Rp12,9 triliun atau tumbuh 10,6 persen (yoy). Pada 2016, Bank J Trust meraup DPK sebesar Rp11,66 triliun. Hasiholan mengungkapkan, kinerja yang gemilang tersebut turut mendongkrak total aset perseroan yang tumbuh 6,9 persen menjadi Rp17,17 triliun. Perseroan optimistis kinerja positif akan terus berlanjut hingga akhir 2018. Yaitu, dengan melakukan pengembangan bisnis ke segmen komersial dan UMKM. ”Untuk peningkatan layanan kepada nasabah, J Trust Bank juga
tengah meningkatkan sistem teknologi informasi. Salah satunya, telah memperbarui sistem core banking awal tahun ini,” ujarnya. Untuk mempertahankan kinerja positif tahun ini, Bank J Trust akan berusaha meningkatkan kualitas layanan dan penambahan varian produk perbankan. Perseroan juga berencana menambah jaringan kantor baru di beberapa kota besar di Indonesia. Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan ( O J K ) Wi m b o h S a n t o so mengatakan, rata-rata perbankan yang merugi memang berhasil menurunkan NPL dan memperbaiki kualitas aset. ’’Kalau bisa NPL semua bisa di bawah 2 persen tahun ini,’’ ujarnya. (rin/c17/fal/jpg)
TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
PRO-BISNIS Indeks Pasar 12 Maret 2018 Â?Â?Â? Â Â
€ ƒ  „
Â
Sepuluh Saham Paling Aktif
Â?
‚ ‚
   �
Kurs Transaksi BI
’�„ ��„ �‰ ’„ € ”
Œ’† “‡” �”† � „ � †
Harga Produk Mulia
€ Ž ‘ �  Ž† ‘
TREN kenaikan harga komoditas hasil pertambangan masih terus berlanjut hingga akhir triwulan pertama 2017. Keputusan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Nomor 1320 K/32/MEM/2018 yang ditetapkan awal Maret 2018 tentang Besaran HMA (harga mineral acuan) dan HBA (harga batu bara acuan) mencatatkan tren
…†‡ � �
‚
ˆ‰ ˆ �
‰‰† ���‹
‚
†Œ‡ ˆ Š
‰†Š „�
�† ‹ �•‰’†� ‡ ‡ �
Harga Komoditas Tambang Melaju Laporan JPG, Jakarta
3
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
naik. HBA Maret 2018 naik 1,16 persen menjadi 101,86 dolar AS per ton bila dibandingkan dengan HBA Februari yang mencapai 100,69 dolar AS per ton. Kenaikan harga batu bara, antara lain, didorong peningkatan permintaan dari negara-negara Asia. Kepala Biro Komunikasi Layanan Informasi Publik dan Kerja Sama ESDM Agung Pribadi mengatakan, permintaan
Cina, India, dan Vietnam terus meningkat. �Peningkatan aktivitas pembangkit listrik bertenaga batu bara seperti di Cina menjadi salah satu penyebab meningkatnya konsumsi,� ujar Agung, Ahad (11/3). HBA juga naik karena faktor curah hujan yang masih tinggi sehingga produksi batu bara tidak maksimal akibat cuaca yang belum kondusif. �Sedikit gangguan
saja akan memengaruhi produksi,� papar Agung. Sementara itu, HMA komoditas nikel untuk Maret 2018 sebesar 13.444,52 dolar AS per dry metric ton (dmt) atau naik 8,2 persen dari Februari 2018 (12.425,75 dolar AS per dmt). Harga kobalt mencapai 80.797,62 dolar Amerika Serikat per dmt atau naik 6,2 persen (76.075 dolar AS per dmt). Lalu, timbal mencatatkan kenai-
kan 2 persen dari 2.552,03 dolar AS per dmt menjadi 2.602,88 dolar AS per dmt. Kenaikan cukup tinggi juga terjadi pada komoditas seng sebesar 4,3 persen dari 3.363,7 dolar AS per dmt menjadi 3.524,83 dolar AS per dmt. Harga mangan naik 11,3 persen dari 5,3 dolar AS per dmt menjadi 5,9 dolar AS per dmt. Harga aluminium juga naik tipis 0,2 persen dari 2.194,93 dolar AS
per dmt menjadi 2.199,57 dolar AS per dmt. Namun, komoditas tembaga mengalami penurunan jika dibanding dengan Februari sebesar 1,3 persen. Dari 7.095,83 dolar AS per dmt menjadi 7.004,4 dolar A S per dmt. �Besaran HMA ditetapkan menteri ESDM setiap bulan dan mengacu pada publikasi harga mineral logam pada indeks dunia. Antara lain oleh London
Metal Exchange, London Bullion Markey Association, Asian Metal, dan Indonesia Commodity and Derivatives Exchange (ICDX),� ujarnya. Sementara itu, harga emas sebagai mineral ikut naik dari 1.309,96 dolar AS per ounce menjadi 1.337,54 dolar AS per ounce. Di sisi lain, harga perak tetap bila dibandingkan Februari, yakni 16,92 dolar AS per ounce.(vir/c10/sof/das)
Amankan Impor Bawang Bermasalah
INTERNET
CEK BAJA: Pekerja mengecek baja Cina yang tersimpan di gudang, belum lama ini. Baja Cina membanjiri pasar di Indonesia, sehingga mengancam industri baja nasional.
Baja Cina Banjiri Pasar Domestik
Industri Baja Nasional Bisa Mati Suri
JAKARTA (RP) - Industri baja dan aluminium domestik bakal tertekan. Itu setelah Amerika Serikat (AS) menepati janji mengenakan bea masuk baja 25 persen dan aluminium 10 persen. Nah, Cina sebagai penyuplai utama AS, disebut-sebut bakal membelokkan baja dan aluminium ke Asia Tenggara. Kebijakan rezim Donald Trump tersebut tidak sekadar sebagai proteksionisme, lebih dari itu bentuk perang dagang global. Karena itu, pemerintah diharap melakukan tindakan antisipatif. Itu penting untuk menyelamatkan industri baja dan aluminium dalam negeri. Karena bagaimana pun, kebijakan negara adidaya tersebut secara tidak langsung bakal memengaruhi industri dalam negeri. Pelaku industri baja dalam negeri mengklaim bakal terjadi banjir baja. Banjir bandang baja impor itu terutama dari daratan Cina. Maklum, selama ini, baja impor asal negeri Panda itu menguasai 25-30 persen komsumsi baja nasional. Di mana, sepanjang tahun, tercatat konsumsi baja nasional mencapai 13 juta ton. “Jadi, kalau dikalkulasi ada aliran baja impor Cina 3,9 juta ton per tahun. Nah, kalau nanti Cina membelokkan ke Indonesia, jutaan ton akan membanjiri pasar domestik,� tutur Direktur Eksekutif The
ď Ž REDAKTUR: MUSLIM NURDIN
Indonesian Iron and Steel Industry (IISIA), Hidayat Triseputro, ketika dihubungi di Jakarta, akhir pekan lalu. Sebetulnya kata Hidayat, keperluan domestik itu bisa dipenuhi secara mandiri. Hanya, selama ini, kran impor baja mendapat tempat alias relatif longgar. Efeknya, dengan begitu mudah baja impor membanjiri pasar dalam negeri. Karena itu, industri baja nasional tidak akan mandiri kalau tidak dilindungi melalui aturan ketat. “Aturan yang ada belum memberi perlindungan penuh. Justru melonggarkan impor,� ulas Hidayat. Regulasi impor melalui Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 22
Tahun 2018 menurut Hidayat tidak mengatur pengontrolan mekanisme pengelabuan yang dilakukan importir. Karena itu, pemerintah sebut Hidayat harus menyiapkan regulasi untuk mekanisme kontrol terhadap impor baja. Itu penting untuk memperkuat permendag nomor 22 tahun 2018 tersebut. “Kalau pemerintah tidak bergerak taktis, utilisasi kapasitas industri baja akan anjlok. Industri baja nasional bakal mati suri,� tegas Hidayat. Guna menanggulangi dampak impor itu, Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mempersiapkan aturan safeguard produk baja. Hanya menurut Hi-
JAKARTA (RP) - Kementerian Perdagangan mengamankan 5 ton atau sekitar 254 karung bawang putih impor yang beredar di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta. Pengamanan tersebut dilakukan karena bawang putih itu diindikasi melanggar peraturan administasi. Sebab, pada karung bawang putih tersebut terdapat label ’’garlic seed’’ (bibit bawang putih) yang menurut aturan tidak boleh beredar di pasar. Direktur Tertib Niaga Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga Kementerian Perdagangan Veri Anggrijono menyatakan, importer memang mempunyai izin untuk mengimpor bibit bawang putih. Sesuai
dengan aturan, importer wajib menanam 5 persen dari kuota impor. ’’Namun, izin impor bibit tidak bisa digunakan untuk jual ke pasar. Itu yang kami selidiki,’’ ujarnya di Jakarta, Senin (12/3). Jika memang bawang putih tersebut adalah bawang putih konsumsi, barang 5 ton yang disita itu juga menyalahi administrasi. Sebab, menurut Veri, barang berlabel produksi Januari 2018 tersebut terdata datang sebelum izin impor dikeluarkan pada akhir Februari 2018. Di sisi lain, saat dimintai konfirmasi, PT Tunas Sumber Rezeki sebagai importer yang diduga melakukan pelanggaran itu mengaku siap bersikap
kooperatif mengenai penertiban tersebut. ’’Saya yakin itu hanya salah paham. Kami yakin itu bawang putih konsumsi. Tapi, masih ditelusuri juga kenapa ada label bibit tersebut, kami belum tahu,’’ ujar Direktur PT Tunas Sumber Rezeki Sutrisno, kemarin. Selain itu, menurut dia, kurang masuk akal jika pihaknya menjual bibit bawang putih impor ke pasar. Sebab, tentu harganya lebih tinggi jika dijual kepada petani. Sutrisno menambahkan bahwa harga bibit bawang putih juga lebih mahal, yaitu Rp60.000 per kilogram. Bandingkan dengan harga bawang putih konsumsi yang hanya Rp20.000 per kilogram.(agf/c22/sof/jpg)
dayat, regulasi itu belum sakti. Terutama untuk menghadapi gempuran impor baja Tiongkok. Apalagi, negeri tirai bambu tersebut merupakan pemain lawas di Asia Tenggara. Di mana, Indonesia pasar jujukan di kawasan ASEAN. “Proses penyiapan safeguard kurang praktis karena cukup makan waktu dan tidak mudah,� ucapnya. Di sisi lain, Menteri Perdagangan (Menperin) Enggartiasto Lukita optimistis kebijakan proteksionisme AS tidak bakal berdampak signifikan. Pasalnya, baja dan aluminium impor Indonesia mayoritas dari Cina. “Tidak signifikan dampaknya,� ujar Enggar.(far/jpg)
ď Ž TATA LETAK: WAN SARUDIN
INTERAKTIF
4
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Riau Pos berupaya menjembatani aspirasi pembaca atau masyarakat Riau pada umumnya. Jika itu berbentuk keluhan terhadap pemerintah daerah, Riau Pos akan menyiapkan liputannya dan diterbitkan di halaman ini. Termasuk instansi lain. Tentunya melalui kaedah atau etika yang sudah ditentukan. Dan Riau Pos berhak untuk memilih mana yang ditindaklanjuti dan yang mana tidak dengan berbagai pertimbangan. Kami juga akan mengedit seperlunya aspirasi pembaca yang dimuat, tanpa mengurangi/menghilangkan substansi isi. Untuk menyampaikan aspirasinya, silakan kirim pesan teks atau foto, atau keduanya melalui: WA:
081375350355
e-mail/FB: riaupos.interaktif@gmail.com IG: @riaupos_interaktif
Zombie Kid Bukan Bocah Korban Perang Suriah BEBERAPA pemilik akun Facebook berbahasa Inggris menyebarkan foto bocah yang diklaim sebagai anak korban perang Suriah. Wajah anak tersebut berlepotan darah. Sepintas dia memegang sebuah potongan tangan. Di atas foto itu tertulis status yang menjelaskan bahwa anak tersebut memegang potongan tangan mayat ibunya di Suriah. Ternyata kalimat yang menyertai foto itu lebay. Bocah tersebut bukan anak korban perang Suriah. Dia tidak me-
megang potongan tangan ibunya yang meninggal. Anak itu ternyata sedang didandani sebagai zombi oleh orang tuanya. Foto aslinya bisa ditemukan di situs BuzzFeed dengan judul, 32 Parents Who Nailed It On Halloween. BuzzFeed memperoleh foto tersebut dari media sosial berbasis microblog ging, tumblr. Foto yang sama juga banyak bertebaran di Pinterest. Kebanyakan diunggah sebagai referensi kostum perayaan Halloween untuk anak-anak. (gun/c10/fat)
ď Ž ILUSTRASI: IWAN SETIAWAN/RIAU POS
Utang Pihak Ketiga Mulai Dibayar Pak Bupati Bengkalis, kapan piutang kami tahun 2017 lalu dibayar. Sedangkan tanggung jawab kami sebagai kontraktor sudah dikerjakan.
Tajuk
rencanA
Mengganas
DALAM tiga bulan terakhir, Riau digegerkan dengan kebuasan si raja hutan. Mereka mulai merangsek masuk ke pemukiman dan kebun warga, lalu mengganas. Tidak hanya memangsa hewan ternak, namun manusia juga menjadi incarannya. Tercatat sudah dua orang jadi korban harimau di Riau dalam tiga bulan terakhir. Pada 3 Januari lalu Jumiati (30) karyawan PT Tabung Haji Indo Plantation (THHP) diserang harimau saat berada dalam kebun sawit di Desa Tanjung Simpang, Kecamatan Pelangiran. Kemudian, baru-baru ini korban keganasan harimau menimpa Yusri Efendi (34), warga Desa Pulau Muda, Kecamatan Teluk Meranti. Dia diterkam saat pulang bekerja bersama tiga rekannya. Sudah tiga bulan juga lamanya Tim Rescue Gabungan Konflik Harimau yang terdiri dari Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSD) Riau, TNI, Polri, NGO serta pihak perusahaan turun ke lokasi konflik harimau-manusia. Delapan perangkat dengan umpan kambing dipasang. Pemantauan melalui kamera pun dilakukan. Bahkan tim sempat berhadap-hadapan dengan harimau. Namun sang raja hutan ini tak kunjung jua tertangkap. Bahkan tim pemantau, menganalisa perilaku harimau ini dan menduga hewan karnivora yang diperkirakan berjumlah dua ekor ini terkena virus anjing gila atau canine distemper virus (CDV). Hingga membuat harimau jadi ganas dan terganggu jiwanya. Yah, bisa saja alasan virus ini membuat sang harimau ganas. Namun seperti semua orang tahu, bahwa hewan ini masuk ke kebun dan pemukiman warga sebagai akibat, tempat tinggal mereka sudah mulai hilang dibabat oleh mengganasnya kebun sawit. Jika
ď Ž REDAKTUR: EDWIR SULAIMAN
tidak percaya, coba saja terbang dan lihatlah keadaan bumi Riau. Dari atas udara akan tampak tanah Riau sudah dikapling-kapling dan dipetak-petakkan oleh orang. Entah oleh orang Riau sendiri ataupun oleh orang luar. Hamparan kebun sawit serta kebun HTI akan terlihat sepanjang mata memandang. Monokultur hutan ini, membuat satwa-satwa yang berada di dalamnya pun akan punah. Sementara hewan yang tersisa akan mencoba bertahan hidup dan mencari hutan terdekat yang bisa memenuhi kebutuhan hidup mereka. Jika ini diungkapkan, pemerintah akan mempunyai alasan bahwa mereka telah menetapkan kawasan tertentu sebagai daerah suaka marga satwa serta hutan lindung dalam rangka melindungi habitat hewan yang ada. Hal ini memang betul, di Riau sendiri punya beberapa kawasan tersebut. Namun kini kondisi kawasan ini sangat memprihatinkan dan rusak parah. Maraknya praktek illegal logging, perambahan hutan untuk kebun sawit serta perizinan yang serampangan membuat kondisi hutan porak poranda. Dari data yang diperoleh, kerusakan terparah melanda kawasan Hutan Lindung Suligi, Hutan Lindung Bukit Betabuh, Mahato, Rimbang Baling dan Hutan Raya Okura, tercatat kerusakan 80 sampai 85 persen. Inilah yang harusnya jadi perhatian serius pemerintah. Jadi jangan salahkan hewan buas yang mengganas dan meamangsa warga, tapi salahkanlah aparat pemerintah dan pemimpin yang selama ini terkesan tidak peduli bahkan ikut serta dalam penghancuran habitat mereka. Akibat ulah manusia yang mengganas dalam penghancuran hutan, membuat manusia sekarang jadi imbas mengganasnya naluri hewani mereka.***
081175XXXX BENGKALIS (RP) – Pemkab Bengkalis mulai melakukan pembayaran terhadap utang kepada pihak ketiga yang tertunda bayar. Dari total utang Rp392.671.487.465 pada 7 Maret 2018 lalu sudah dibayarkan sebesar Rp102.432.358.047 dengan total sebanyak 229 berkas. Sementara untuk alokasi dana desa, untuk tahap I pencairan ditetapkan sebesar 20 persen atau Rp51.911.386.190 dari pagu anggaran yang tersedia sebesar Rp259.556.930.900. “Kita ingin segera menyelesaikan persoalan tunda bayar ini secepatnya.
Namun karena keuangan daerah terbatas, tentu harus bertahap. Tak ada keinginan Pemkab Bengkalis mendahulukan yang satu dengan mengabaikan yang lain. Semua kita sesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah,� ujar Kepala Badan Pengelolaan Aset dan Keuangan Daerah (BPKAD) Kabupaten Bengkalis Aulia baru-baru ini. Aulia menjelaskan, jika pembayaran kewajiban Pemkab Bengkalis kepada pihak ketiga atas pekerjaan tahun anggaran 2017 melalui APBD murni 2018 tersebut, tidak menyalahi regulasi. “Kita sudah konsultasikan ke berbagai institusi, Pemprov Riau melalui BPKAD, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) serta Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Riau,� ujar Aulia. Ia memaparkan, menanggapi adanya pertanyaan sejumlah kalangan yang mengatakan bahwa pembayaran tunda bayar kepada pihak ketiga melalui APBD murni 2018 melanggar ketentuan peraturan perundang-undangan. Menurutnya, sesuai penjelasan BPAKD Riau, Pemkab Bengkalis harus mempe-
rioritas penyelesaian kewajiban kepada pihak ketiga, mengingat pembayaran tersebut bersifat mendesak sesuai peraturan perundang-undangan. Sesuai arahan BPKAD Provinsi Riau kata Aulia, cara pembayaran kewajiban kepada pihak ketiga dimaksud dengan tiga cara. Yaitu, menetapkan peraturan kepala daerah tentang perubahan penjabaran APBD dan memberitahukan kepada pimpinan DPRD, menyusun RKA-SKPD dan mengesahkan DPA-SKPD sebagai dasar pelaksanaan kegiatan, serta ditampung dalam perda tentang Perubahan APBD. Mengenai penjabaran ABPD tegasnya, telah tetapkan Peraturan Bupati Bengkalis Nomor 8/2018 tentang Perubahan atas Peraturan Bupati Bengkalis Nomor 100 tentang Penjabaran ABPD Kabupaten Bengkalis Tahun Anggaran 2018. “Perubahan Peraturan Bupati Bengkalis tentang Penjabaran ABPD tahun anggaran 2018 tersebut ditetapkan 12 Februari 2018 lalu dan telah disampaikan kepada Ketua DPRD Bengkalis pada 26 Februari 2018 lalu melalui surat Nomor 900/BPKAD/II/2018/117,� ungkapnya.(evi)
Proses Pembersihan Terus Berlangsung Kenapa pembersihan pedagang buah di simpang empat Pasar Pagi Arengka tidak menyeluruh Pak? Apakah pedagang yang lainnya tidak dibersihkan juga? 085270XXXXX PEKANBARU (RP) - Jelang pembangunan flyover di perempatan Pasar Pagi Arengka, proses pembersihan lahan yang terkena dampak pembangunan tersebut masih terus dilakukan. Satu unit eskavator dan beberapa unit dump truck masih mondar-mandir untuk mengangkut sisa-sisa pembongkaran bangunan kios. Kepala Bagian Inprastruktur Setdako Pekanbaru Azhar saat dikonfirmasi Ri au Pos, Senin (12/3) mengatakan, jika tanggung jawab Pemerintah Kota Pekanbaru hampir tuntas. Pasalnya dalam proyek Dinas Pekerjaan Umum dan Pe rumahan Rakyat (PUPR) Provinsi tersebut Pemko Pekanbaru hanya bertugas mengkoordinasikan dengan pihak-pihak terkait. “Tugas pemko hampir tuntas. Pasalnya
INTERNET
PEMBERSIHAN: Satpol PP Kota Pekanbaru melakukan proses pembersihan lahan yang terkena dampak pembangunan flyover di perempatan Pasar Pagi Arengka.
tugas kami hanya mengkoordinasikan saja dengan pihak-pihak terkait pemilik bangunan, aset-aset dan utilitas yang terkena dampak pembangunan flyover. Dan sampai saat ini prosesnya berjalan lancar,� ujar Azhar. Sementara itu terkait tugu selamat datang yang belum dibongkar, menurut Azhar hal tersebut tinggal penuntasan
desainnya. Begitu juga jembatan penyeberangan orang yang sudah mulai dibongkar pemilik bangunan. “JPO depan Mal SKA sudah mulai dibongkar pemilik. Taman-taman juga, dan beberapa pohon juga sudah ditebang. Sampai saat ini masih sesuai dengan progres yang diharapkan,� jelasnya. (luk)
ď Ž TATA LETAK: WAN SARUDIN
KOMUNIKASI-BISNIS
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
5
MP Cabut Undian Program Belanja Hoki
CR2/MIRSHAL/RIAU POS
UNDIAN BELANJA HOKI: Manajemen Mal Pekanbaru foto bersama usai acara pengundian belanja hoki periode VIII di lantai dasar MP Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru, Jumat (9/3/2018).
Buka Layanan EFIN di Medsos Laporan KAMARUDDIN, Pekanbaru
DIREKTORAT Jenderal Pajak (DPJ) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) belum lama ini membuka layanan pemberian informasi terkait pelaporan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) secara elektronik melalui media sosial. Hal ini dijelaskan Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Riau dan Kepulauan Riau Jatnika, Senin (12/3). Jatnika menjelaskan, DPJ memang s engaja membuka layanan melalui media sosial Twitter dan Live Chat untuk meningkatkan layanan kepada Wajib Pajak (WP) dalam melaporkan surat pemberitahuan pajak penghasilan secara elektronik melalui e-filing dan e-form. “ Untuk twitter para WP dapat mengakses https://twitter.com/ kring_pajak dan live chat di situs www.pajak.go.id,” katanya. Ditambahkannya, layanan
REDAKTUR: EDWIR SULAIMAN
informasi ini merupakan layanan tambahan di samping layanan pemberian informasi melalui telepon di Kring Pajak 1500 200. “Layanan pemberian informasi dan prosedurnya dengan pemberian nomor identitas pelaporan elektronik (Electronic Filing Identification Number atau EFIN), ini dikhususkan untuk wajib pajak yang lupa EFIN dapat menerima EFIN setelah melakukan konfirmasi data di antaranya nomor pokok wajib pajak, nama, alamat yang terdaftar saat registrasi EFIN, alamat email atau nomor telepon seluler terdaftar saat registrasi EFIN, dan tahun pajak SPT terakhir,” lanjutnya. Selain itu, untuk WP yang mengalami kendala dalam mendapatkan kode pembayaran (kode billing) atau kode verifikasi penyampaian SPT dapat menerima kode billing dan atau kode verifikasi setelah melakukan konfirmasi data di antaranya nomor pokok WP, nama, alamat email atau no-
PEKANBARU (RP) - Mal Pekanbaru (MP) melakukan pencabutan undian program undian belanja hoki MP Card periode VIII, Jumat malam (9/3). Pencabutan hadiah ini dihadiri Dinas Sosial Provinsi Riau yang diwakili R Ronald Armis SP, Notaris Fransiskus Djoenardi, pihak kepolisian diwakili Arif Rahman Chaniago dan beserta seluruh jajaran manajemen Mal Pekanbaru. Manager Marketing PT Bima Sakti Pertiwi atau Mal Pekanbaru Reza Budi mengatakan, undian kali ini khusus ditujukan untuk para member MP Card, MP Card Kids, dan tenant berupa hadiah 10 voucher belanja senilai Rp500 ribu untuk member yang beruntung serta uang tunai senilai Rp500 ribu bagi 10 tenant. Selain itu juga, ada 5 unit smartphone Samsung J2 Prime yang diberikan untuk member MP Card yang beruntung dan juga uang
sebesar Rp1 juta bagi lima tenant Mal Pekanbaru. Bahkan satu unit Samsung Tab A with S Pen 10 juga disediakan untuk member MP Card, dan uang tunai Rp3 juta untuk satu tenant. “Selain undian MP Card Mal Pekanbaru, kami juga telah mempersiapkan penarikan undian bagi pengguna mamber MP Card Kids yang beruntung mendapatkan 10 tabungan pendidikan senilai Rp500 ribu,” katanyaa. Mal Pekanbaru juga melakukan penarikan grand prize untuk belanja hoki tahap V dan VIII yang sudah berlangsung 1 Maret 2017-28 Februari 2018 mampu mengumpulkan 1.003.024 nomor undian. Untuk berhak mendapatkan dua unit motor Yamaha Aerox bagi dua member MP Card yang beruntung serta uang tunai sebesar Rp5 juta untuk masing-masing tenant, lalu 1 unit mobil Suzuki Swift untuk seorang member MP Card, dan uang tunai Rp15 juta
untuk satu tenant yang beruntung. Untuk member MP Card yang beruntung mendapatkan grand prize dua unit sepeda motor Yamaha Aerox 125 cc atas nama Suwandy dan Dewu Yusicha. Sedangkan tenant yang beruntung mendapatkan uang tunai senilai Rp 5 juta yaitu GJ Selular dan Master Gold. Member MP Card yang beruntung mendapatkan satu unit mobil Suzuki Swifr yaitu A Hasan As Ari Rambe serta untuk tenant yang beruntung mendapatkan uang tunai Rp15 juta yaitu Toko Charles Ponsel. Nantikan juga undian belanja hoki periode IX yang berlangsung 1 Maret 2018 hingga 28 Februari 2019 yang diberikan khusus untuk member MP Card dan MP Card Kids. ‘’Bagi yang belum memiliki member MP Card dan MP Card Kids dapat dilihat di Instragram dan website Mal Pekanbaru,” tutupnya.(cr2)
mor telepon seluler terdaftar saat registrasi EFIN, dan jenis SPT misalnya SPT masa PPN, SPT tahunan PPh badan, atau SPT masa PPh, masa SPT, dan status SPT. Untuk pember itahuan informasi melalui Twitter, Live Chat, dan telepon hanya dapat dilayani selama waktu operasional kantor layanan informasi dan pengaduan DJP yaitu setiap hari kerja. Jatnika menambahkan, Ditjen Pajak mengimbau kepada masyarakat untuk segera melaporkan SPT tahun pajak 2017 dengan memanfaatkan fasilitas penyampaian SPT secara elektronik yang dapat dilakukan melalui sistem DJP online pada laman http:// djgonline.pajak.go.id. ‘’Sebab batas waktu penyampaian SPT tahun pajak 2017 hanya sampai 31 Maret 2018, namun bagi WP pribadi dan WP badan batas penyampaiannya 30 April 2018. Segera laporkan SPT dan WP pribadi serta badan tepat waktu,” tutupnya.(cr2/aga)
TATA LETAK: WAN SARUDIN
KOMUNIKASI-BISNIS
Branch Manager PT RFB Pekanbaru Liwan (kanan) menyerahkan secara simbolis bantuan sembako untuk panti asuhan.
6
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Branch Manager PT RFB Pekanbaru Liwan bersama jajaran foto bersama pengurus dan anak Panti Asuhan Bhakti Mufarridhun usai menyerahkan bantuan sembako dan renovasi panti.
HUT Ke-4 PT Rifan Financindo Berjangka
Targetkan 500 Nasabah di Riau SENIN (12/3) merupakan puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-4 PT Rifan Financindo Berjangka (RFB). Dalam merayakan HUT, PT RFB membagi-bagikan sembako dan alat tulis kepada dua panti asuhan yakni Panti Asuhan Bhakti Mufarridun dan Al Istiklal. Perayaan ulang tahun berlangsung sederhana di Kantor PT RFB Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru dihadiri Branch Manager PT RFB Liwan dan para manager serta seluruh karyawan. Branch Manager PT RFB Pekanbaru Liwan menjelaskan, sangat bersyukur bisa berbagi dengan panti
asuhan sebagai wujud kepedulian perusahaan dalam merayakan HUT ke-4. “Semoga ke depan PT RFB bisa terus berbagi dan berkembang,� ujar Liwan berharap. Liwan menambahkan, untuk jumlah investor baru menurun dibandingkan 2016 sebanyak 276 nasabah, tahun 2017 hanya 241 nasabah. Di mana PT RFB Pekanbaru menargetkan untuk tahun ini sebanyak 500 nasabah baru dan jumlah transaksi nasabah PT RFB Indonesia di bursa BBJ dapat mencapai 1.000.000 lot. “Tahun ini kami targetkan untuk mendapatkan 500 nasabah baru. Untuk itu kami selalu menghara-
Seluruh manager bersama Branch Manager PT RFB Liwan (lima kiri) memegang tumpeng usai dipotong.
Dinas PUPR Rohul Prioritaskan Perbaikan Jalan Angkutan TBS PASIRPENGARAIAN (RP) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Rokan Hulu setiap tahun memprioritaskan perbaikan kerusakan jalan poros desa maupun jalan lingkungan desa khususnya jalan yang menjadi lintasan angkutan hasil pertanian dan perkebunan masyarakat di 16 kecamatan se-Rohul. Jalan desa yang menjadi angkutan produksi tandan buah segar (TBS) milik masyarakat akan diperbaiki dalam tahun ini secara bergiliran. Perbaikan kerusakan jalan desa itu, sepanjang adanya laporan dan usulan proposal yang disampaikan kepala desa ke Dinas PUPR Rohul. Kepala Dinas PUPR Rohul Anton ST MM menjelaskan, tahun ini Dinas PUPR Rohul mengalokasikan anggaran untuk kegiatan pemeliharaan ruas jalan kabupaten, kecamatan, desa, dan kelurahan di Rohul sepanjang 190 kilometer (km). Kegiatan pemeliharaan rutin ruas jalan yang menjadi kewenangan kabupaten tersebut, dilaksanakan dengan sistem swakelola yang dananya telah dialokasikan di dalam DPA Dinas PUPR Rohul sekitar Rp7,12 miliar. Dijelaskannya, ruas jalan yang mendapat perhatian dan prioritas untuk dilakukan pemeliharaan rutin oleh Dinas PUPR Rohul, terutama rehab atau kerusakan ruas jalan di ď Ž REDAKTUR: KAMARUDDIN
pedesaan yang sifatnya dapat mengganggu kelancaran pendistribusian perekonomian dan mobilitas masyarakat. "Kerusakan infrastruktur jalan pedesaan menjadi prioritas untuk dilakukan perbaikan. Sehingga dengan lancarnya akses jalan desa, masyarakat dalam mengangkut hasil produksi pertanian dan perkebunan tidak terganggu dan mengalami kendala,’’ ujarnya. Anton mengatakan, perhatian pemerintah daerah terhadap pembangunan infrastruktur pedesaan itu, sesuai dengan visi dan misi Kabupaten Rohul Kencang Membangun Desa, Lincah Menata Kota. ‘’Secara bertahap pemerintah daerah setiap tahunnya memperhatikan pembangunan jalan poros maupun jalan desa yang ada di Kabupaten Rokan Hulu, sehingga dengan lancarnya pendistribusian pengangkutan TBS kelapa sawit, memberikan dampak positif terhadap perekonomian masyarakat,’’ ujarnya. Ditegaskannya, pemerintah daerah berupaya jalan poros atau jalan lingkungan desa dapat dilalui oleh truk pengangkut TBS kelapa sawit milik masyarakat, dalam kondisi cuaca apanpun, baik musim penghujan maupun musim kemarau. Karena infrastruktur jalan yang baik, merupakan salah satu urat nadi pendukung perekonomian masyarakat Rohul.(epp)
pkan bantuan kerja sama dengan rekan-rekan media membantu PT Rifan Financindo Berjangka menjadi pialang teraktif di Bursa Berjangka Jakarta (BBJ). Sekali lagi kami sangat mengapresiasi dan berterima kasih atas dukungan rekan media selama ini,� kata Liwan. Sebelumnya, Chef Business Officer (CBO) PT Rifan Financindo Berjangka, Teddy menjelaskan, target penjualan itu naik dibanding realisasi transaksi penjualan 2017 sebesar 610.326 lot dengan nasabah baru sebanyak 2.022 nasabah. Untuk mengejar target penjualan tahun ini. Penyerahan bantuan sembako ke
Panti Asuhan Bhakti Mufarridhun Jalan Sudirman depan Kantor RFB diantar langsung Branch Manager PT RFB Liwan bersama para manager. Khusus di Panti Asuhan Bakti Mufarridhun yang terletak di Jalan Jenderal Sudirman ini, PT RFB Pekanbaru juga menyerahkan bantuan berupa bahan bagunan untuk merenovasi panti tersebut. PT Rifan menyerahkan bantuan sembako dan perbaikan tempat panti asuhan yang diterima pengasuh panti, Fitri. Panti ini terletak di Jalan Sudirman seberang kantor PT Rifan. Anak yatim piatu, anak yatim dan anak tidak mampu yang diasuh di panti
Branch Manager PT Rifan Financindo Berjangka Pekanbaru Liwan (empat kiri) memotong tumpeng.
ini sebanyak 25 orang. Kemudian ke Panti Asuhan Al Istiklal yang terletak di Jalan Harapan Raya, bantuan diterima pengasuh, Dodi berupa sembako dan alat-alat tulis. Anak yang diasuh di panti ini sebanyak 62 orang. ‘’Bakti sosial yang sudah menjadi agenda sempena perayaan HUT ini sebagai bentuk kepedulian perusahaan kepada lingkungan sosial di sekitar operasional perusahaan,’’ katanya lagi. Liwan menyebutkan, melalui syukuran ini seluruh karyawan perusahaan berdoa agar diberikan berkat dari Yang Maha Kuasa. Perusahaan berharap bisa meraih kinerja yang
lebih baik lagi dan menjadikan PT Rifan sebagai perusahaan pialang yang terbaik di Indonesia. “Semoga di 2018, kami mendapatkan capaian target yang baik dan meningkatkan kinerja pendapatan. Jika ingin berinvestasi di PT Rifan Financindo Berjangka (RFB) segera kunjungi PT Rifan Financindo Berjangka di Gedung Pondasi Siabu lantai 1&2, Jalan Jenderal Sudirman No 211, Pekanbaru, Riau,� katanya. Kegiatan diakhiri dengam potong tumpeng dan makan bersama seluruh karyawan.(hen/adv) n NARASI: HENNY ELYATI n FOTO: KAMARUDDIN DAN HENNY ELYATI
Jajaran manager, Branch Manager PT RFB Pekanbaru Liwan (tengah baju batik) foto bersama karyawan.
Hadiah Utama Total Rp8 Miliar Program Panin Super Bonanza 2018 Laporan KAMARUDDIN, Pekanbaru KESUKSESAN program Panin Super Bonanza 2017 ditingkatkan melalui program Panin Super Bonanza 2018. Program Panin Super Bonanza dengan tagline #Sama Tapi Beda diluncurkan dengan menggelar acara Splendorous Evening with The Stars di Hotel Mulia, Jakarta, Jumat (9/3). Nyata beda produk tabungan Panin Super Bonanza memiliki karakteristik yang lebih dari tabungan pada umumnya. Pelayanan prima, keuntungan bunga menarik, hadiah spektakuler, kemudahan bertransaksi dengan biaya kompetitif sudah dapat dilakukan di 562 cabang Panin Bank di seluruh Indonesia. Manajemen menyediakan total hadiah 36 unit mobil MercedesBenz tipe GLC Limited Edition, 1.056 Honda PCX dan total hadiah utama uang tunai Rp8 miliar. Untuk periode 1 Maret 2018 hingga 28 Februari 2019, Panin Bank menyiapkan uang tunai sebesar Rp2 miliar setiap tiga bulan dan setiap bulan Panin Bank akan membagikan tiga unit MercedesBenz tipe GLC, serta 88 unit Honda PCX kepada para nasabah yang beruntung. Program ini terbuka bagi seluruh kalangan masyarakat. Syaratnya tetap mudah, nasabah hanya memerlukan saldo minimal rata-rata harian sebesar Rp10 juta selama periode pengundian untuk mendapatkan Honda PCX, Rp100 juta Mercedes-Benz tipe GLC, dan Rp500 juta untuk hadiah utama uang tunai senilai Rp2 miliar selama periode berjalan. Tidak hanya itu, setiap kelipatan saldo Rp1 juta nasabah akan memperoleh satu poin untuk dimasukkan ke dalam undian sehingga peluang menangnya menjadi lebih
PANIN BANK FOR RIAU POS
PELUNCURAN PROGRAM: Manajemen Panin Bank meluncurkan program Panin Super Bonanza dengan tagline #Sama Tapi Beda saat acara Splendorous Evening with The Stars di Hotel Mulia, Jakarta, Jumat (10/3/2018).
besar. Nasabah juga bisa menambah poin undian dengan melakukan transaksi menggunakan mobile banking, internet banking, kartu debit dan kartu kredit Panin Bank. Herwidayatmo, Presiden Direktur Panin Bank mengungkapkan, kinerja Panin Bank 2017 sebagai bank ketujuh besar ditunjang dengan permodalan yang kuat sebesar Rp32,48 triliun dengan CAR 22,26 persen, dan pendanaan yang terus ditingkatkan mencapai total Rp138,18 triliun di antaranya Tabungan dan Giro (CASA) mencapai Rp50 triliun sedangkan perkreditan yang diberikan mencapai Rp127,27 triliun. ‘’Kami yakin Panin Super Bonanza 2018 akan menjadi ikon Tabungan Panin yang dapat memperkuat CASA dan mendukung pertumbuhan bank secara berkesi-
nambungan,� jelas Herwidayatmo. Herwidayatmo menambahkan, produk jasa pendanaan Panin Bank Tabungan/Deposito/ Giro pada prinsipnya memiliki karakteristik yang sama tapi beda dari segi pelayanan, keuntungan, kemudahan, terutama karena biaya yang sangat kompetitif dan hadiah yang spektakuler. Deputy Director Sales Operation & Product Management PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia Kariyanto Hardjosoemarto mengungkapkan, Panin Bank dengan Mercedes-Benz memiliki pangsa pasar yang sama, untuk itu sangat senang dapat bekerja sama dengan menyiapkan 36 unit Mercedes-Benz GLC 200 yang secara khusus dibuat untuk para nasabah Panin Bank yang beruntung dalam program tabungan Panin Super Bonanza 2018 ini. Direktur Marketing PT Astra
Honda Motor Thomas Widjaya menambahkan, ini pertama kali pertama bekerja sama dengan Panin Bank dan sudah menyiapkan 88 unit motor Honda PCX setiap bulan dengan total 1.056 unit. Dari tahun ke tahun, program Panin Super Bonanza mendapat respon yang positif baik itu dari nasabah berbagai kalangan. Berdasarkan data nasabah 20162017, terdapat peningkatan jumlah nasabah maupun jumlah simpanan. Tabungan Panin kini mencapai Rp29,8 triliun, atau sekitar 25 persen dari total dana pihak ketiga (DPK) Rupiah Panin Bank. Pada periode kali ini, Panin Bank menambah target CASA menjadi 40 persen dari total DPK. Informasi lebih lanjut mengenai program Panin Super Bonanza 2018 dapat diakses melalui Facebook, Twitter, Instagram dan website www.panin.co.id.(aga) ď Ž TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
AKTIVITAS
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
7
Bentang Karya Inovatif dan Apresiatif Panggung Seni Kreatif Laporan FEDLI AZIS, Pekanbaru PANGGUNG Seni Kreatif tajaan Dinas Pariwisata Riau dua pekan lalu mulai diminati warga Pekanbaru sekitarnya. Sabtu (10/3) di panggung yang tercacak di kompleks Bandar Serai, purna MTQ itu membentang karya-karya inovatif dan apresiatif. Tampil perdana mahasiswa dan mahasiswi asal FKIP UIR dengan dua karya tari garapan dan tiga karya musik garapan. Pertunjukan dilanjutkan dengan persembahan musikalisasi puisi dari siswa dan siswi SMA Cendana Rumbai dan ditutup penampilan musik dari grup Idea Band. Dosen FKIP UIR Muslim SKar usai tampilan mahasiswanya mengatakan, karya yang ditampilkan di helat akhir pekan itu merupakan karya mahasiswa. Baik karya tari, maupun musik. Apalagi, para mahasiswa dan mahasiswi-nya memang mempelajari kedua kesenian tersebut secara intens di kampus. Sudah banyak mahasiswa yang belum selesai dan alumni UIR terjun langsung menjadi seniman di tengah-tengah masyarakat. “Kami sangat mendukung dan berterimakasih diundang dalam acara ini. Ruang yang dibuka Dinas Pariwisata Riau ini menjadi ruang belajar untuk menjadi seniman sesungguhnya,” ungkap Muslim.
Sementara itu, guru SMA Cendana Rumbai Bambang Karyawan yang juga seorang penyair menyatakan gembira atas undangan tersebut. Kali ini, mereka mempersembahkan karya musikalisasi puisi. Para siswa dan siswi-nya juga memberikan tampilan terbaik lewat beberapa tembang puisi. Paling tidak, SMA Cendana Rumbai ikut berkontribusi dan menambah denyut perkembangan dunia sastra di Pekanbaru. “Kami tersanjung dan mempersiapkan karya untuk tampil di Panggung Seni Kreatif ini jauh-jauh hari. Hasilnya, sebagaimana yang saudara-saudari lihat tadi,” jelas Bambang kepada para audiens yang hadir malam itu. Menurut Kabid Ekonomi Kreatif Dinas Pariwisata Riau Dandun Wibawa, panggung seni kreatif memang sengaja diciptakan sebagai ruang bermain para seniman. Tentunya, ruang ini bisa menjadi ruang belajar bagi para siswa, mahasiswa dan para pemula untuk tampil ke ruang yang lebih tinggi lagi seperti Anjung Seni Idrus Tintin. Pasalnya, pihak pariwisata telah menunjuk kurator untuk menyeleksi siapa saja yang layak tampil di gedung megah itu. “Mari bersama menjadikan panggung seni kreatif ini sebagai ruang dan laman bermain. Teruslah mencipta dan berkarya demi Riau yang kita banggakan ini,” katanya mengakhiri.(fed/ifr)
DINAS RIAU FOR RIAU POS
MUSIKALISASI PUISI: Penampilan grup musikalisasi puisi SMA Cendana Rumbai di panggung seni kreatif Dinas Pariwisata Riau, Sabtu (10/3/2018).
Siswa SMAN 4 Peringkat 6 Duta Pendidikan Indonesia
Disnaker Perkuat SDM dan Awasi TKA di Riau
PEKANBARU (RP) - Siswa SMAN 4 Pekanbaru Bagastra Khoosy Anakariksi berhasil meraih peringkat 6 dalam ajang pemilihan Duta Pendidikan Indonesia tingkat nasional yang dilaksanakan di Bandung beberapa waktu lalu. Bagastra Khoosy Anakariksi berhasil masuk enam besar dari 77 peserta yang diikuti oleh 34 provinsi se-Indonesia. Bagastra Khoosy Anakariksi kepada Riau Pos berharap ke depannya bisa membangkitkan dunia pendidikan di Riau. Dan harus terus bersemangat, bekerja sama dalam memajukan pendidikan khususnya di Provinsi Riau. “Saya sangat bangga dan senang bisa mendapat peringkat 6 menjadi Duta Pendidikan Indonesia tingkat nasional perwakilan dari Provinsi Riau,” ujarnya. Sementara itu, Kepala SMAN 4 Pekanbaru Hj Yan Khoriana MPd menuturkan, ajang kompetisi dalam pemilihan Duta Pendidikan Indonesia tingkat nasional merupakan program yang sangat
PEKANBARU (RP) - Kepala Disnakertrans Riau Rasidin Siregar SH mengatakan, peningkayan sumber daya manusia (SDM) tenaga kerja di Riau terus diperhatikan. Gunanya untuk dapat bersaing dengan tenaga kerja asing (TKA). Karena tidak dapat dipungkiri Indonesia masuk era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Yang mana pekerja tidak hanya datang dari dalam negeri, namun, ada juga dari luar negeri. “SDM unggul dengan keterampilan khusus berbagai sektor, dengan kualitas bersaing inilah target yang kita lakukan,” jelas Rasidin kepada Riau Pos, belum lama ini di Pekanbaru. Rasidin juga menyebutkan, agar bisa bersaing untuk mengatasi pengangguran, ada Balai Latihan Kerja (BLK) yang siap melatih generasi muda Riau menjadi ahli dan bisa membuka lapangan pekerjaan sendiri. Terkait dengan pengawasan TKA Rasidin menegas-
DUTA PENDIDIKAN: Bagastra Khoosy Anakariksi, Duta Pendidikan Indonesia yang merupakan siswa SMAN 4 Pekanbaru foto bersama Kepala SMAN 4 Pekanbaru Hj Yan Khoriana MPd, baru-baru ini.
FOTO SMAN 4 PEKANBARU FOR RIAU POS
luar biasa dalam mencerdaskan anak bangsa. Keberhasilan Bagastra Khoosy Anakariksi, bukan hanya membawa bangga nama sekolah, tatapi juga membanggakan Provinsi Riau. Karena dalam ajang pemilihan Duta Pendidikan Indonesia diikuti oleh 77 peserta dari 34 Provinsi di Indonesia. Hj Yan Khoriana MPd ber-
harap agar Bagastra Khoosy Anakariksi yang berhasil meraih peringkat 6 menjadi Duta Pendidikan Indonesia bisa memberikan kontribusi dalam memajukan dunia pendidikan di Provinsi Riau. “Banyak siswa di SMAN 4 Pekanbaru yang berprestasi, baik itu akademik mau pun non akademik. Untuk itu, saya
mengimbau agar kemampuan-kemampuan yang dimiliki oleh siswa bisa terus diasah. Dan sekolah akan terus mendukung serta memberikan semangat. Keberhasilan atau prestasi yang didapat oleh siswa di SMAN 4 Pekanbaru tentu tidak terlepas dari dukungan semua pihak seperti guru maupun orangtua,” ujarnya.(*2/c)
sehingga tidak bisa mengisi pekerjaan pada level rendah. Hal ini menjadi syarat yang sudah diatur. “Sesuai kebijakan pemerintah saat ini Disnakertrans sudah melakukan pengawasan ketat dan rutin ke TKA. Pengawasan juga bersifat responsif,” jelasnya. Dia juga mengimbau, bila ada laporan masyarakat terkait dengan dugaan TKA ilegal, Disnakertrans Riau pasti akan melakukan pengecekannya.(new/c)
Tiap Bulan, 3.000 Arwana Diekspor
FOTO BERSAMA: Kepala SMAN 7 Pekanbaru Hj Nurhafni MPd foto bersama dengan juara III kumite perorangan -67 Kg senior putra Kejurnas Karate Shindoka Zero Mael Frans Sinaga di halaman SMAN 7 Pekanbaru, Senin (12/3/2018).
Siswa SMAN 7 Pekanbaru Juara Kejurnas Shindoka PEKANBARU (RP) - Siswa SMAN 7 Pekanbaru Zero Mael Frans Sinaga berhasil mengharumkan nama Riau di kancah nasional. Putra pasangan Antonius Sinaga dan Masniari Tiurma Duma Siregar meraih juara III kumite perorangan -67 kg senior putra pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Kareta Shindoka (Shitoryu Indonesia Karate-Do) di Jakarta, 2-4 Maret 2018. “Alhamdulillah. Kami bersyukur atas prestasi peser-
RASIDIN SIREGAR
kan, tidak perlu khawatir. Karena sudah ada skema pengendalian, jelas ada perizinannya dan syaratnya yang harus dipenuhi. “Sepanjang proses penggunaan tenaga kerja asing sudah sesuai mekanisme dan ketentuan yang berlaku tidak masalah,” jelas dia. Dikatakan, sesuai program Kementerian Tenaga Kerja RI dan Presiden RI yang ingin bekerja di Indonesia harus memiliki keterampilan dan memiliki jabatan profesional,
ta didik SMAN 7 Pekanbaru atas nama Zero Mael Frans Sinaga. Terima kasih kepada guru pembina dan orangtua siswa serta komite yang telah membimbing dan melatih Zero sehingga berhasil meraih prestasi di tingkat nasional,” ujar Kepala SMAN 7 Pekanbaru Hj Nurhafni MPd didampingi Waka Humas Enny Askar, Senin (12/3). Nurhafni mengharapkan, semoga prestasi-prestasi peserta didik SMAN 7 Pekanbaru akan
terus bermunculan. Apalagi setiap siswa memiliki potensi diri baik akademis atau pun non akademis yang harus terus digali dan dikembangkan,” kata kandidat doktor lingkungan ini. Zero Mael Frans Sinaga mengaku bahagia dan bangga karena telah mempersembahkan medali perunggu dengan mengalahkan karateka dari provinsi lainnya di Indonesia. “Saya sudah berlatih rutin agar bisa mengikuti Kejurnas Kareta Shindoka. Kerja keras
SMAN 7 PEKANBARU FOR RIAU POS
dan ketekunan berbuah juara III,” ucap Zero. Siswa berprestasi ini bukanlah kali pertama menjuarai kejuaraan karate. Sebelumnya ia meraih juara II kumite putra antar ranting Inkai se-Pekanbaru. Ia juga meraih juara III komite putra Kejurda Riau. “Ke depan saya bertekat bisa ikut kejuaraan Asia Pacific Shitoryu Karatedo Federation (APSKF) sekitar November mendatang,” sebutnya. (mar/c)
PEKANBARU (RP) - Setiap bulan PT Salmah Arowana Lestari yang beroperasi di Rumbai mengekspor 3.000 ikan dengan harga per ekornya Rp500 ribu. Pada tahun 2017, nilai produksinya mencapai 2.016.450 dolar AS atau berkisar Rp27,5 miliar. Hal ini terungkap saat Stasiun Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (KIPM) Pekanbaru melaksanakan kegiatan menggali potensi, peluang dan tantangan pelaku usaha ikan arwana di Riau, Senin (12/3). Kegiatan menggali potensi, peluang dan tantangan pelaku usaha ikan arwana di Riau yang dilaksanakan di areal PT Salmah Arowana Lestari ini dihadiri Kepala Badan KIPM Dr Ir Rina MSi, GM Bandara Sultan Syarif Kasim II Jaya Tahoma Sirait, Kepala Stasiun KIPM Pekanbaru Eko Sulystianto SPi MSi, Dinas Perikanan, Dinas Pertanian, Direskrim Polda Riau dan lainnya. Kepala Badan KIPM Dr Ir Rina MSi didampingi Kepala Stasiun KIPM Pekanbaru Eko Sulystianto SPi MSi kepada Riau Pos menjelaskan, berdasarkan
HENNY ELYATI/RIAU POS
SERAHKAN SERTIFIKAT: Kepala Badan KIPM Dr Ir Rina MSi (dua kanan) didampingi GM Bandara SSK II Jaya Tahoma Sirait (kanan) dan Kepala Stasiun KIPM Pekanbaru Eko Sulystianto SPi MSi menyerahkan sertifikat kepada pengusaha arwana, Senin (12/3/2018).
data lalu lintas di SKIPM Pekanbaru terdapat beberapa jenis komoditas perikanan yang sangat dominan baik untuk ekspor mau pun domestik mengingat Provinsi Riau memiliki panjang garis pantai lebih kurang 2.000 kilometer. Pelaku usaha arwana yang terdata di Stasiun KIPM Pekanbaru ada 9 perusahaan dan baru 3 yang memiliki sertifikat CKIB, 1 dalam proses sertifikat.
PT Salmah Arowana Lestari merupakan salah satu perusahaan yang memiliki sertifikat CKIB (untuk ekspor). Jenis arwana yang dominan dilalulintaskan di antaranya golden, golden red, banjar red, green dan super red dengan negara tujuan ekspor Cina, Taiwan dan Thailand. Sedangkan domestik dominan untuk daerah Jakarta, Semarang dan Pontianak. (hen/c)
Stikes Tengku Maharatu Siap Menerima Mahasiswa Baru PEKANBARU (RP) - Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) Tengku Maharatu siap untuk menerima mahasiswa baru. Stikes Tengku Maharatu merupakan Stikes ternama di Provinsi Riau yang telah berdiri sejak 2006. Program studi yang ada juga sudah terakreditasi. Ketua Stikes Tengku Maharatu Sri Wardani MKes kepada Riau Pos, Sabtu(10/3) mengatakan, ada 4 program studi yang dimiliki Stikes Tengku Maharatu, S1 kesehatan masyarakat, REDAKTUR: HERIANTO BASERAH
S1 keperawatan, S1 profesi ners dan DIII kebidanan. “Keempat program studi sudah terakreditasi B,” ujarnya. Dijelaskan Sri Wardani, Stikes Tengku Maharatu yang didirikan oleh Yayasan Tengku Maharatu ini ingin melahirkan tenaga kesehatan andal, profesional dan siap pakai di masyarakat. Visi dari Stikes Tengku Maharatu dikatakan Sri Wardani adalah menjadikan Stikes Tengku Maharatu sebagai pusat pendidikan profesi kesehatan yang
unggul di bidang penanganan kegawatdaruratan dan bencana tahun 2020. Untuk menghasilkan lulusan yang kompeten dan mencapai visi tersebut, maka Stikes Tengku Maharatu melakukan kegiatan tri darma perguruam tinggi. Untuk di bidang pendidikan memasukkan mata kuliah kegawatdaruratan di semua program studi. Selain itu juga melakukan penelitian dan peNgabdian masyarakat di wilayah Provinsi Riau.(cr4) TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
8
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
SHOW&SELEBRITI
VANESHA PRESCILLA
Main Film Teman tapi Menikah SANDHY SONDORO
INTERNET
Harumkan Nama Indonesia di Rusia PRESTASI luar biasa kembali dicatatkan Sandhy Sondoro. Penyanyi asal Indonesia ini kembali memperoleh penghargaan tingkat nasional, yakni Bravo Awards yang digelar akhir pekan kemarin di Kremlin Palace, Moskow, Rusia. Hal tersebut diumumkan Sandhy Sondoro lewat akun Instagram miliknya. Dia mempersembahkan piala tersebut untuk negara tercinta, Indonesia. “Untukmu Indonesiaku,” tulis Sandhy Sondoro, Senin (12/3). Prestasi luar biasa ini disambut baik Kedutaan Besar Republik Indonesia di Moskow. Lewat laman Facebook resmi, pihak mereka menceritakan perjuangan Sandhy Sondoro di panggung internasional tersebut. “Penyanyi Indonesia Sandhy Sondoro mendapat penghargaan pada ajang The First Ceremony of the International Professional Music Awards “Bravo” untuk kategori musik populer yang digelar di The State Kremlin Palace, Moskow, Sabtu (10/03),” ungkap Kedutaan Besar Republik Indonesia di Moskow. “Sandhy Sondoro membawa-
kan lagu ciptaannya sendiri “End of the Rainbow”. Di acara penganugerahan Sandhy tampil bersama para musisi papan atas dan terkenal Rusia, serta penyanyi-penyanyi dari Jepang, Tiongkok, Korea Selatan dan Kazakhstan. Acara penganugerahan Bravo Awards dimeriahkan juga oleh penyanyi-penyanyi legendaris dunia, yaitu Duran Duran, Zaz, Seal, Europe dan Eros Ramazzotti,” imbuh keterangan resmi tersebut. Perlu diketahui bahwa International Professional Music Awards Bravo adalah sebuah acara penghargaan musik yang pesertanya berasal dari berbagai negara di Eropa dan Asia Di antaranya, Rusia, Jepang, Tiongkok, India, Malaysia, Indonesia serta Singapura. Acara ini juga dihadiri oleh perwakilan industri musik dunia, eksekutif media, elit budaya, pebisnis, duta besar negara mitra serta para bintang terkenal dunia. Seperti bintang Hollywood Nicole Scherzinger, Ashan, Nastassja Kinski, Dolph Lundgren, serta legenda film dunia Sophia Loren dan Rod Stewart.(jpg/fed)
AKTRIS yang tengah naik daun, Vanesha Prescilla mengungkapkan alasannya mau terlibat dalam film Teman tapi Menikah. Dara manis ini mengaku sangat mengidolakan cerita hidup dari Ayudia Bing Slamet dan Ditto yang akhirnya diangkat ke film tersebut. “Banyak alasan aku terlibat, yang pertama adalah cerita mereka itu hit banget pas aku SMA (Sekolah Menengah Atas),” kata Vanesha Prescilla, Senin (12/3). Perempuan 18 tahun itu menilai bahwa cerita hidup Ayudia dan Ditto sangat menggemaskan. Sebab, berawal dari persahabatan akhirnya menikah. Tetapi, itu terjadi setelah perjalanan panjang. “Cerita mereka unik, bayangkan Ditto yang menyimpan perasaannya pada sahabat. Akhirnya setelah lama mereka bisa bersatu, banyak cerita menarik di dalamnya,” jelasnya. Vanesha menambahkan, sebelum terlibat film Teman tapi Menikah dirinya
belum mengenal Ayudia dan Ditto. Dia hanya tahu cerita kedua insan tersebut. Baru lah usai ditawari film ini dirinya menjalin komunikasi dengan Ayudia dan Ditto. Pertemuan itu dimanfaatkannya untuk mendalami karakter Ayudia. “Sebelumnya belum kenal, tapi tahu cerita mereka. Makanya buat pendalaman karakter aku banyak ngobrol sama Ayudia. Aku juga menerima masukan dia gimana meranin karakternya,” ucapnya. Film Teman tapi Menikah, Vanesha beradu akting dengan Adipati Dolken (Ditto). Film diangkat dari novel dengan judul yang sama ini disutradarai Rako Prijanto. Selain kedua bintang di atas, yang terlibat adalah Iqbaal Ramadhan, Beby Tsabina, Denira Wiraguna, dan Rendi Jhon Pratama.(jpg/fed)
Penuh Sensitivitas dan Realitas
JPG
Peluncuran film mini dokumenter Buka Mata Buka Cerita.
SIAPA tak kenal sineas ternama Nia Dinata. Dia tengah sibuk menggarap film mini dokumenter tentang Indonesia. Film dokumenter hasil kolaborasi Nia Dinata dengan 9 anak muda Indonesia sebagai co-director yang terpilih dari hampir 1000 peserta. Bercerita tentang kehidupan sehari-hari dan keindahan Indonesia dari sudut pandang mereka masing-masing. Digarap bersama Insto, brand tetes mata nomor satu di Indonesia yang dipercaya masyarakat dari Combiphar, film itu menggunakan Snapchat Spectacles bertajuk Buka Mata, Buka Cerita. Film mini dokumenter Buka Mata, Buka Cerita ditayangkan perdana di XXI Lounge Plaza Sen-
ayan, Senin (12/3), yang dihadiri Weitarsa Hendarto, VP Consumer Healthcare & Wellness and International Operations PT Combiphar. “Konsep dari project pembuatan film mini dokumenter ini mengajak anak-anak muda untuk jujur dan kritis menyampaikan apa yang terjadi di sekitar mereka dan apa yang mereka alami dari sudut pandang mereka,” katanya dalam konferensi pers, Senin (12/3). Hampir 1000 cerita dikirim peserta, hanya ada c yang dipilih karena keberhasilan para co-directors mengangkat dokumenter yang syarat dengan keunikan, sensitivitas dan realita yang ada. Aktor Dion Wiyoko yang mendukung project ini menilai project film ini sangat inspiratif.(jpg/fed)
PEMERINTAH KABUPATEN
INDRAGIRI HILIR
UU Nomor 14 Tahun 2008 TENTANG KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK Pasal 2 Ayat (3) Setiap informasi publik harus dapat diperoleh permohonan informasi publik dengan cepat dan tepat waktu, biaya ringan, dan cara sederhana.
Pasal 2 BF: Setiap orang berhak untuk berkomunikasi dan memperoleh informasi untuk mengembangkan pribadi dan lingkungan sosialnya, serta berhak untuk mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan, mengolah, dan menyampaikan informasi dengan menggunakan segala jenis saluran yang tersedia.
Pasal 2 BJ: (1) Setiap orang wajib menghormati hak asasi manusia orang lain dalam tertib kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. (2) Dalam menjalankan hak dan kebebasannya, setiap orang wajib tunduk kepada pembatasan yang ditetapkan dengan undang-undang dengan maksud semata-mata untuk menjamin pengakuan serta penghormatan atas hak dan kebebasan bangsa lain dan untuk memenuhi tuntutan yang adil sesuai dengan pertimbangan moral, nilai-nilai agama, keamanan,dan ketertiban umum dalam masyarakat demokratis.
TTD
H RUDYANTO Pjs Bupati Indragiri Hilir REDAKTUR: FEDLI AZIS
TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
HOBI
Riau Pos
l SELASA 13 MARET 2018
9
riaupos.ladies@gmail.com
Laporan: SITI AZURA Foto: DEFIZAL SEPAKBOLA biasanya identik dengan lelaki. Termasuk sepakbola dalam ruangan yang dikenal dengan futsal. Nggak perlu diragukan lagi. Lelaki dari berbagai usia menggandrunginya. Keseruan dribel bola di lapangan indoor menambah fun permainan. Alasan ini juga yang membuat Melda alias MJ menyukai futsal. Perempuan berkulit putih ini nggak mau ketinggalan dari para lelaki. Di balik wajah cantik dan tampilannya yang menarik, nyatanya gadis satu ini memiliki kemampuan mumpuni bermain futsal lho Ladies. Sepintas memang nggak ada yang beda dari Melda. Namun, saat dia sudah ketemu bola, di situlah kelihatan bahwa dia memiliki keahlian khusus dalam olahraga futsal. "Dari SMA, saya sudah ikuti berbagain jenis olahraga. Tapi di antara semuanya, futsal menurut saya yang paling menyenangkan untuk ditekuni sebagai hobi. Ada kepuasan tersendiri saat memainkannya bersama teman-teman," ujarnya pada Ladies Riau Pos. Sejak saat itu, MJ terus mengasah kemampuan futsalnya. Nggak mau setengah-setengah, dia langsung berkecimpung dalam klub futsal khusus wanita. Bersama yang lain, dia berlatih dan sparing. Dalam sepekan, minimal ada dua kali latihan agar tekniknya terus terasah. Ya, teknik. Meski terdengar simpel, main futsal juga nggak bisa asal-asalan lho Ladies. Semua tentu harus ada teori dan teknik dasar yang harus dikuasai nggak pakai asal. "Pastinya ada teknik. Semakin sering latihan semakin cepat bisa nguasain tekniknya. Tapi, sampai sekarang saya pun belum benar-benar menguasai. Masih terus belajar sama berlatih. Karna nggak ada yang namanya bakat alami. Bakat itu harus dilatih," lanjutnya. Ada pun teknik dasar yang harus Ladies kuasai seperti passing, kontrol, dribel dan shooting untuk mencetak gol. Pentingnya kamu mengusai ini, biar tendanganmu nggak asal dan justru berakibat fatal. MJ bilang bahwa dengan menguasi teknik, minimal kita paham permainan dan bisa berkontribusi buat tim. Meski perlahan sudah menguasai beberapa teknik, tapi nggak menjamin juga sih permainan kita selalu mulus. MJ pribadi mengaku sempat beberapa kali mengalami cedera fisik. Belum lagi ikut terbawa perasaan saat bermain. "Ya itulah bedanya perempuan main futsal dengan laki-laki. Kalau perempuan lebih baper istilahnya. Seperti pengalaman saya saat diawal main futsal. Baru seminggu berlatih, langsung ikut turnamen. Disuruh tendangan penalti lagi. Rasa deg-degan bercampur semangat untuk menang membuat saya akhirnya menangis saat tendangan penalti saya gagal. Sejak saat itu jadi sering di-ledekin setiap mau ambil tendangan penalti," paparnya. Untuk cedera sendiri, memang tidak parah. Sekarang saja dirinya sedang mengala-
ď Ž REDAKTUR:FEDLI AZIS
@riaupos_ladies
mi cidera ankle. Itu hal yang biasa baginya. Sebab, dalam tiga hari, cidera umumnya hilang. Tapi, dulu dia juga pernah harus off dulu olahraga selama dua bulan karena cidera ankle yang cukup parah. Bukan berarti MJ stop dan kapok main futsal ya Ladies. Dia masih ingin terus dan terus bermain menyalurkan hobinya. Meski sempat vakum karena faktor kesibukan, kini dirinya sudah come back. Dia bersama klubnya juga sering ikut turnamen di area Riau. Baru-baru ini, dirinya juga terlibat dalam Piala Gubernur lho Ladies. Tapi kalau untuk sepakbola sendiri, dia sudah pernah bertanding hingga ke Jakarta memperebutkan Piala Pertiwi. Nah Ladies, hobi seperti yang ditekuni MJ ini juga bisa jadi pilihanmu untuk mengisi waktu luang. Nggak perlu modal besar ini itu. Cukup
bergabung di klub, melengkapi baju futsal yang nyaman, sudah deh. Daripada mengisi waktu luang dengan sosial media yang maya, mending berolahraga say. Pikiran juga bisa menjadi positif dan badan pun sehat. Di sisi lain, kamu juga bisa mengukir prestasi Ladies. Apalagi perkembangan futsal wanita ini sangat pesat. Peluangnya besar jika kamu mulai berlatih sejak dini. (fed)
ď Ž TATA LETAK: ARIF OKTAVIAN
PRO-SUMATERA Pergerakan Tanah Ancam Rumah Warga LIMAPULUH KOTA (RP) - Pergerakan tanah di kemiringan cukup curam di Jorong Batangtabik, Nagari Sungaikamuyang, Kecamatan Luak menyebabkan longsor, Rabu (7/3) lalu. Pergerakan tanah ini masih memerlukan kewaspadaan tinggi sebab diprediksi sangat riskan, terutama saat diguyur hujan. Sementara intensitas hujan akhir-akhir ini cukup tinggi di Limapuluh Kota. Kondisi itu menjadi ancaman serius bagi sejumlah rumah yang berada di tebing, persis di sisi Jalan Raya Payakumbuh-Lintau, Jorong Batangtabik, Nagari Sungaikamuyang. Tidak hanya mengancam rumah dan jalan yang berada disisi tebing, rumah warga yang berada di bagian bawah juga sangat riskan tertimpa material longsor. Selain itu jika terjadi longsor diprediksi akan menimbun jalan masuk menuju objek wisata pemandian alam Batangtabik. “Kami berharap sesegera mungkin dilakukan pembenahan sisi tebing Batangtabik yang curam ini. Sebab dikhawatirkan berisiko terjadi longsoran kembali dengan kemiringan tebingnya itu,” ungkap Edi salah seorang warga Nagari Sungaikamuyang, Senin(12/3). Menurut warga yang juga Ketua Badan Musyawarah (Bamus) Nagari Sungaikamuyang ini, di tebing ada mata air yang sebelumnya ditata untuk irigasi. Hanya saja, sepertinya belum sempurna dan perlu dibenahi kembali. Selain itu, juga pengaturan air drainase di bagian sisi jalan di puncak tebing yang perlu penampungan maksimal. Terpisah, salah seorang warga lainnya, Acini Vransinatra berharap, agar sesegera mungkin diambil langkah antisipatif pembenahan. “Tentunya kita tidak ingin melihat bencana datang dulu sebelum dilakukan pembenahan. Sehingga ancaman terhadap terbannya jalan provinsi Payakumbuh-Lintau dan sejumlah rumah warga bisa diatasi,” sebut warga yang juga tokoh muda Batangtabik ini, kemarin.(fdl/jpg)
Rapat Koordinasi Khusus (Rakorsus) Pilkada Serentak 2018 di Jakarta. Menurut Wiranto, pemerintah bersama penyelenggara pilkada sudah satu suara. ”Kami dari penyelenggara minta ditunda dululah ya. Ditunda penyelidikan, penyidikannya, dan pengajuannya dia (calon berpotensi tersangka KPK, red) sebagai saksi atau tersangka,” terang Wiranto, Senin (12/3). Permintaan itu disampaikan lantaran tahapan pilkada saat ini sudah masuk masa kampanye. Set-
ibadah haji (BPIH) ditetapkan Rp35,235 juta/jamaah. Keputusan besaran biaya haji itu ditetapkan bersama Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin dan Ketua Komisi VIII DPR Ali Taher Parasong di Gedung DPR, Senin (12/3). Besaran BPIH tahun ini mengalami kenaikan Rp345 ribuan. Seperti diketahui rata-rata ongkos haji tahun lalu disahkan Rp34,89 juta. Potensi kenaikan biaya haji yang ditanggung jamaah (direct cost) berhasil ditekan dalam pembahasan antara parlemen dan Kemenag. Sebagai gantinya penggunaan dana haji tahun ini melonjak. ’’Dibanding tahun lalu, penggunaan dana haji bertambah Rp841 miliar,’’ kata Ketua Panja BPIH Komisi VIII DPR Noor Achmad. Tahun ini penggunaan dana haji sebagai biaya tidak langsung (indirect cost) mencapai Rp6,32 triliun. Sedangkan tahun lalu biaya tidak langsungnya dipatok Rp5,48 triliun. Wakil Ketua Komisi VIII DPR Sodik Mudjahid mengatakan, di dalam UU 13/2008 tentang Penyelenggaraan Haji tidak diatur batasan berapa banyak dana haji
REDAKTUR: DENNI ANDRIAN
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Anak Bunuh Ayah Kandung
Laporan JPG, Bintan
TRAGIS. Seorang anak bernama Heriwan, 27 tega menghabisi nyawa ayah kandungnya sendiri, Bong Ji Kieong (70 tahun). Pemilik taksi itu tewas tersungkur bersimbah darah di dapur rumahnya, jalan Rahayu Kampung Barek Motor RT 03 RW 08 nomor 60 Kelurahan Kijang Kota, Kecamatan Bintan Timur, Senin (12/3) sekitar pukul 08.30 WIB. Sebelum melakukan perbuatan keji itu, pelaku sempat bertengkar dengan abang kandungnya Herman (32 tahun), dan korban sekitar pukul 02.00 WIB hingga sekitar pukul 03.00 WIB. Menurut Herman, dirinya kerap menjadi sasaran kemarahan pelaku. Namun tidak jelas pemicu pertengkaran kedua saudara sedarah itu.”Sudah sepekan ini dia sakit,” kata dia. Pagi dinihari itu, pelaku kembali mengamuk di rumah. Beberapa kaca jendela pecah. Kaca bagian belakang
dan kaca pintu penumpang sebelah kiri mobil taksi warna kuning BP 1520 TU itu pun tak luput dari amukan pelaku. “Tak tahu saya kenapa dia begitu,” kata pria yang bekerja sebagai guru privat itu, ditemui di rumah duka usai jasad ayah kandungnya dievakuasi ke mobil ambulans. Usai mengamuk, pelaku duduk tak jauh dari rumah. Tak lama, anggota kepolisian mengamankan pelaku dengan memborgol kedua tangannya dan membawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Bintan di Kijang.”Pagi itu saya pulang ke rumah untuk mengambil kartu BPJS. Tahunya dia sudah di rumah dan kembali mengamuk lagi,” kata Herman. Tetangga korban, Sitra ditemui di lokasi mengaku mereka mendengar keributan di rumah pelaku. Namun mereka tak mau ikut campur karena pertengkaran itu masalah keluarga.”Kami
dengar cuma kami mengintip saja dari jendela. Tak berani keluar. Habis mengamuk, dia terlihat jalan dan duduk di sana,” kata pria itu sembari menunjuk ke arah samping rumahnya. Salah seorang warga lainnya mengatakan, korban tidak bekerja, namun kadang masih membawa taksi miliknya. Namun taksi itu lebih sering disewakan.”Kalau disewakan sama yang lain, dia (korban) kurang percaya pasti diikuti. Kalau sama saya, dia percaya meskipun mobil taksinya saya bawa pulang,” kata pria bertubuh tambun itu. Kapolsek Bintan Timur, AKP Abdul Rahman mengatakan kejadian sekitar pukul 07.00 WIB sampai dengan sekitar pukul 08.30 WIB. Sebelumnya sekitar pukul 02.00 WIB sempat juga mengamuk.Kemudian pelaku diamankan anggota Polsek Bintan Timur dan dibawa ke rumah sakit. Ka-
rena masih mengamuk dan tidak terkendali di rumah sakit, petugas medis melakukan tindakan medis berupa suntik obat penenang. “Mungkin tali ikatannya lepas, pelaku kemudian balik ke rumahnya dan melakukan tindakan kekerasan yang mengakibatkan hilangnya nyawa korban,” kata dia. Untuk sementara kata kapolsek, berdasarkan investigasi polisi, pelaku menghabisi nyawa korban dengan balok kayu. Namun masih mendalami dengan melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi.”Jasad korban sudah dibawa ke rumah sakit untuk divisum,” katanya. Untuk pemicunya, kata dia masih akan didalami. Namun ada kemungkinan menurut mengarah ke kejiwaan.Apakah diduga pelaku memiliki kelainan kejiwaan? Ia mengatakan, perlu pemeriksaan lanjutan dari pihak medis. Karena itu, pelaku nantinya akan dibawa ke psikiater untuk pemeriksaan kejiwaan.
Humas RSUD Bintan, dr Ardian mengatakan pelaku saat tiba di rumah sakit pukul 07.45 WIB dalam keadaan tangan terborgol. Pihaknya berupaya menenangkan pelaku dengan memberikan obat penenang dosis maksimal, namun tidak bekerja. “Dia kabur dari rumah sakit setelah merusak borgol, sekitar 08.30 WIB,” katanya. Menurutnya, pelaku memiliki riwayat menderita Skizofrenia atau gangguan yang mempengaruhi kemampuan seseorang dalam berpikir dengan baik.Karena memiliki gangguan itu, pelaku rencananya akan dibawa ke RSUD Tanjunguban di Simpang Busung, sebab rumah sakit di Tanjunguban itu yang memiliki fasilitas dalam menangani pasien kejiwaan. Saat ini, pelaku telah diamankan di Mapolsek Bintan Timur sembari menunggu hasil medis yang menyatakan pelaku mengalami gangguan jiwa.(met)
Minta KPK Tunda Penetapan Tersangka
Sambungan dari hal. 1
Sambungan dari hal. 1
10
iap pasangan calon (paslon) di 171 daerah sudah ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU). Wiranto khawatir penetapan tersangka oleh KPK akan berpengaruh terhadap pelaksanaan pilkada serentak tahun ini. ”Akan masuk ke ranah politik. Akan masuk ke hal-hal yang memengaruhi perolehan suara,” imbuhnya. Lain hal jika penetapan tersangka dilakukan sebelum penetapan cakada. ”Itu silakan saja KPK lakukan langkah-langkah hukum,” ucap Wiranto. Pejabat asal Jogjakarta itu pun menyampaikan setelah ditetapkan
sebagai calon, mereka tidak lagi mewakili diri sendiri. Melainkan turut mewakili partai. ”Sehingga tidak berlebihan kalau permintaan dari penyelenggara pemilu ditunda dululah,” tambahnya. Wiranto pun menegaskan, permintaan itu merupakan sikap pemerintah dan penyelenggara pemilu usai rapat kemarin. Dalam rapat tersebut turut hadir Mendagri, Panglima TNI , Kapolri , Jaksa Agung, Ketua KPU, Ketua Bawaslu, serta Kepala BSSN. ”Mendagri sudah bicara dengan KPK. Kemudian penyelenggara (pilkada serentak) juga sudah
bicara dengan KPK,” ujarnya. Pascarapat kemarin, sambung Wiranto, pembicaraan dengan KPK akan kembali dilakukan. Tujuannya tidak lain agar penyelenggaraan pilkada serentak tidak terganggu. ”Jangan sampai ada langkah-langkah tertentu yang justru mengganggu jalannya pemilu yang kita harapkan. Sukses, aman, tertib,” beber dia. Ketika ditanya soal hal itu, Mendagri Tjahjo Kumolo enggan berkomentar. Ketua KPU Arief Budiman menyampaikan, instansinya menghar-
Biaya Haji 2018 Rp35,23 Juta boleh dipakai untuk subsidi. ’’Tapi di RUU Haji yang baru diatur indirect cost tidak boleh terlalu besar,’’ jelasnya. Menag Lukman Hakim Saifuddin mengatakan bersyukur karena kenaikan biaya haji hanya Rp345 ribu. ’’Tentu hanya dalam tanda petik,’’ jelasnya. Dia mengatakan biaya riil haji tahun ini mencapai Rp66,25 juta/ jamaah. Tetapi dengan penggunaan hasil pengelolaan dana haji sebagai subsidi, jamaah hanya membayar sekitar separuhnya saja. Lukman mengatakan, ada tiga variabel yang bisa membuat biaya haji tahun ini naik signifikan. Yakni adanya PPN 5 persen yang dipungut pemerintah Arab Saudi. Kemudian juga adanya kenaikan harga avtur. ’’Dan kurs dolar yang menguat terharap rupiah,’’ ungkapnya. Dia mengatakan jika dipersentase kenaikan haji tahun ini 0,9 persen. Padahal sangat memungkinkan biaya haji minimal naik 5 persen, karena ada penerapan PPN 5 persen. Namun tim di lapangan bisa menjalankan beberapa penghematan. Misalnya biaya sewa hotel di Makkah dari rata-rata 4.515 riyal bisa ditawar jadi 4.450 riyal. Kemudian biaya sewa pemondokan di Makkah dari
harga rata-rata 1.309 riyal dihemat jadi 1.200 riyal. Dia menegaskan meskipun ada penghematan tersebut, standar layanan pemondokan tidak diturunkan. Yakni tetap minimal setara hotel bintang tiga. Biaya haji tahun ini yang mencapai Rp35,235 juta meliputi beberapa komponen. Yakni harga rata-rata komponen penerbangan (tiket, airport tax, dan passanger service charge) sebesar Rp27,495 juta. Biaya ini seluruhnya dibayar oleh jamaah haji (direct cost). Kemudian harga rata-rata pemondokan di Makkah sebesa 4.450 riyal/jamaah (Rp16,33 juta). Namun jamaah tidak menanggung seluruh biaya pemondokan ini. Setelah mendapatkan subsidi dari uang pengelolaan dana haji, jamaah hanya dibebani biaya langsung pemondokan di Makkah sebesar 668 riyal atau setara Rp2,38 juta. Lalu untuk biaya pemondokan di Madinah sebesar 1.200 riyal atau sekitar Rp4,4 juta secara keseluruhan ditanggung dana haji. Selain itu setiap jamaah juga mendapatkan living cost atau uang saku sebesar 1.500 riyal atau Rp5.355.000 diberikan saat berada di asrama haji. ’’Jadi jamaah sudah tidak perlu khawatir soal uang saku untuk keperluan di Saudi,’’ kata Ali
gai kewenangan setiap kementerian dan lembaga. Termasuk kewenangan yang dimiliki oleh KPK. Tapi, dalam perkembangannya muncul pro dan kontra terkait niatan KPK menetapkan calon kepala daerah sebagai tersangka. ”Ada campuran permasalahan hukum dan masalah politik,” ucap Arief. Soal transaksi mencurigakan berkaitan dengan pilkada serentak yang berhasil ditelusuri oleh PPATK, Ketua Bawaslu Abhan memastikan bahwa instansinya akan menjadikan laporan PPATK sebagai salah satu dasar untuk
menindak praktik curang dalam pilkada. Termasuk di antaranya mendiskualifikasi cakada. ”Tapi, perlu proses penyidikan oleh Bawaslu,” ujarnya. Lebih lanjut Abhan menyampaikan, pendalaman oleh Bawaslu terhadap calon berjalan mulai tahap laporan awal dana kampanye, laporan sumbangan dana kampanye, sampai laporan penerimaan dan pengeluaran dana kampanye. ”Di laporan penerimaan dan sumbangan itu bisa dideteksi sumbangan dari mana saja,” ujarnya.(syn/tyo/jpg)
Suhardiman: Saya Minta 0 Persen
Taher Parasong. Selanjutnya setelah BPIH ditetapkan, Kemenag bakal melansir pengumuman nominasi JCH berhak lunas. Kasubdit Pendaftaran dan Pembatalan Haji Reguler Kemenag Noer Alya Fitra mengatakan, hari ini nama-nama nominasi berhak lunas diumumkan. Secara rinci skema pelunasan nanti akan diatur melalui Keputusan Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kemenag. Tahun lalu pelunasan BPIH dibuka dalam dua gelombang. Khusus untuk gelombang kedua dibuka jika masih ada kuota yang belum terisi pada saat pelunasan gelombang pertama ditutup. Kemudian jika setelah gelombang kedua ditutup masih ada sisa kuota, akan diisi oleh jamaah kuota cadangan sebanyak 5 persen dari total kuota. Sebelumnya jamaah kuota cadangan ini harus lebih dahulu melunasi BPIH pada saat gelombang pertama dibuka. Kemenag menyiapkan adanya kuota cadangan ini untuk mempercepat pengisian kuota jika masih ada sisa kuota setelah gelombang kedua ditutup. Sebab waktu setelah gelombang kedua ditutup dengan closing date bandara Jeddah sudah mepet.(wan/jpg)
Sambungan dari hal. 1
lanjutan yang membahas perubahan pajak BBM nonsubsidi. Eksekutif dan legislatif berencana mengubah 1 ayat dalam Pasal 24 Perda No.4/2015. Meski telah dibahas secara berkala, Pemprov tetap mengusulkan penurunan pajak pertalite menjadi 7,5 persen. Ahmad Hijazi menuturkan, Pemprov Riau sangat merespon positif aspirasi yang disampaikan masya rakat. Untuk itu, dia meminta agar rencana perubahan ranperda dapat segera dibahas bersama. Dengan harapan, keputusan yang dihasilkan dapat menguntungkan masyarakat. Serta meningkatkan laju pertumbuhan ekonomi di Riau. “Perubahan tersebut diselesaikan dengan Perpres No.71/2014 tentang besaran pajak sebesar 7,5 persen,” sebut Ahmad Hijazi dalam paparannya. Dikatakan Ahmad Hijazi, Pemprov berharap agar PT Pertamina dapat meninjau kembali harga
dasar bahan bakar saat ini. Sehingga harga jual kepada masyarakat tidak memberatkan. Menanggapi usulan Pemprov tersebut, Sekretaris Komisi C DPRD Riau Suhardiman Amby mengaku keberatan. Karena dari asumsi pajak 7,5 persen harga yang ditawarkan kepada masyarakat masih tinggi. Dirinya mengusulkan agar pajak pertalite bisa 0 persen. Sehingga harga jual bisa lebih terjangkau. Sekaligus berpengaruh terhadap harga dasar BBM. “Saya hitung-hitung kalau pajak 0 persen pertalite bisa di angka Rp6.100. Sekitar itulah. Paling mahal Rp6.200. Karena kalau pajak 0 persen, harga dasar bisa berpe ngaruh,” ucap Suhardiman usai rapat. Menurut pria bergelar Datuk Panglimo Dalam itu sangat memungkinkan jika pajak pertalite 0 persen. Pemerintah, kata dia, tidak perlu khawatir akan kekura ngan pemasukan dari pajak BBM nonsubsidi. Karena masih banyak potensi pajak
yang sangat memungkinkan digarap secara maksimal. Seperti pajak permukaan air tanah serta pajak kendaraan bermotor. “Itu kan baru usulan Pemprov. Nanti yang menentukan tetap pansus. Kamis (15/3) kemungkinan digelar kembali rapat lanjutan,” tambah Suhardiman. Dari DPRD sendiri, lanjutnya, aturan yang menyebut pajak BBM nonsubsidi sebesar 10 persen diubah satu kata. Yakni dari sebesar menjadi sebesar-besar nya. Hal itu memungkinkan Pemprov mengubah pajak pertalite tanpa harus me ngubah perda. “Jadi lebih fleksibel. Ini kan kami pahami karena kondisi premium langka. Jadi masyarakat beralih ke jenis BBM satu tingkat di atas premium. Yakni pertalite. Karena pertalite mahal, ma syarakat bergejolak. Kalau perda lebih fleksibel, ketika kondisi premium normal, pemerintah bisa menaikan pajak tanpa harus mengubah perda,” ungkapnya. (nda)
TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
NASIONAL Warga Ancam Bunuh Harimau Sambungan dari hal. 1 Kata dia, sebenarnya warga menuntut agar tim bisa menangkap harimau tersebut selama tiga hari. Namun, tim di lapangan tidak menyanggupinya. Dari hasil perundingan, maka diputuskan diberi waktu selama sepekan. “Terhitung mulai hari ini (kemarin, red),” ujar Rudi yang juga keluarga korban penerkaman harimau. Jika dalam sepekan tidak berhasil juga ditangkap, ujar Rudi, warga akan turun tangan. Warga akan langsung beraksi memburu harimau itu. “Kalau tak mampu, biar kami yang tangkap,” ujar pria 45 tahun itu. Selama sepekan itu, kata Rudi, akan ada warga yang ikut mengawasi kerja tim di lapa ngan. “Sekitar 10 orang yang ikut dalam tim itu,” ujarnya. Dia menilai, selama dua bulan di lapangan, sebenarnya tim sudah bisa menangkap harimau. Bisa saja harimau itu ditembak. Apalagi tim sudah
sering bertemu harimau itu. Tapi itu tidak dilakukan. “Apa salahnya ditembak saja,” ujarnya. Aksi ini, kata Rudi, dilakukan karena warga sudah sangat cemas. Sebab, bisa saja harimau menyerang warga lainnya. “Kami inginkan agar tidak ada kejadian yang sama. Warga juga beraktivitas di sana. Kalau harimau masih berkeliaran, warga tidak bisa bekerja,” ujarnya. Hingga saat ini sudah dua warga yang tewas akibat terkaman harimau. Memang sudah ada tim yang turun, tapi tak ada hasil. “Kami tahu kalau ditembak mati melanggar hukum, tapi ini sudah berbahaya sekali. Sudah dua warga yang tewas. Masa menyelamatkan harimau, tapi manusia tak diselamatkan,” ujarnya. Tokoh masyarakat Pulau Muda Anasruddin mengatakan, dari aksi yang dilakukan melahirkan sebuah kesepakatan antara warga dengan tim di lokasi.
“Salah satunya memburu harimau pemangsa Yusri Efendi dalam tempo waktu tujuh hari,” ujarnya. Surat itu ditandatangani pihak masyarakat Ependi Marizal, pihak PT THIP Aidil Fitri, dan pihak BBKSDA Riau Hendri. Surat ini dibubuhi materai Rp6.000. Ada tiga kesepakatan dalam surat itu. Pertama, pihak masyarakat minta aparat terkait (BBKSDA) secepatnya membunuh hewan ganas tersebut dalam waktu tujuh hari. Terhitung mulai 12 Maret sampai 20 Maret. Kedua, pihak perusahaan dalam hal ini PT THIP ikut proaktif dalam menumpas atau memusnahkan hewan ganas tersebut. Ketiga, dalam waktu yang ditentukan, tidak ada tindakan yang membuahkan hasil oleh pihak terkait, maka masyarakat Pulau Muda akan mengambil tindakan sendiri untuk membunuh hewan ganas tersebut secara bersama-sama dengan cara apa pun dan tidak menjadi tuntutan hukum apa pun di kemudian hari. Terkait dengan tuntutan
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
warga yang ingin membunuh harimau itu, Kepala BBKSDA Riau Suharyono menilai itu bukanlah sikap yang bijak. Meski demikian, pihaknya akan tetap berusaha sekuat tenaga melakukan evakuasi harimau. “Membunuh itu bukan bahasa kami. Kami akan sesegera mungkin untuk melakukan evakuasi. Tapi yang namanya hewan liar yang risikonya sangat tinggi, kami tetap memperhitungkannya,” ujar Suharyono kepada wartawan, Senin (12/3). Namun, dia mengucapkan terima kasih atas reaksi masyarakat yang melakukan aksi ini. Ini akan menjadi motivasi bagi tim untuk bekerja lebih keras lagi. Namun, dia tetap berharap agar masyarakat tidak mengambil tindakan dini secara emosional. Dia berharap, agar masyarakat tidak diprovokasi atau ditunggangi oleh para pemburu harimau ilegal, yang masuk ke tengah masyarakat untuk membunuh harimau ini. “Ini sebenarnya yang kami khawatirkan,” ujarnya.
Rekrutmen CPNS setelah Pilkada
Sambungan dari hal. 1
harapkan tidak sampai memicu gejolak di daerah. Lantaran saat ini 17 provinsi, 39 kota, dan 115 kabupaten sibuk mempersiapkan pilkada. Dijadwalkan hari pencoblosan pada 27 Juni. ”Sekarang orang konsentrasi pilkada. Jangan sampai lagi menambah hal-hal yang sifatnya tidak netral. Nanti bisa saja diintervensi oleh bupati yang maju. Setelah pilkada itu baru aman,” ujar Asman usai rapat itu. Rekrutmen CPNS punya prinsip zero growth alias tidak menambah total jumlah PNS, bahkan mengurangi. Jadi rekrut CPNS itu ditujukan untuk menggantikan 28.632 pegawai di pemerintah pusat yang pensiun tahun ini. Sedangkan di pemda ada 186.744 pegawai yang purna tugas. Sesuai data paparan Menpan-RB direncanakan ada 76 kementerian dan lembaga yang mendapatkan alokasi tambahan formasi CPNS tahun ini. Selain itu ada 34 provinsi dan 380 kabupaten/ kota. Meski pun begitu, jumlah formasi di tiap instansi itu masih belum ditentukan. ”Masih disesuaikan kemampuan anggaran. Kemampuan keuangan pusat, kemampuan keuangan daerah, dan belanja pegawai daerah,” imbuh politisi asal PAN itu. Ada kebijakan pemda yang belanja pegawainya lebih dari 50 persen dari APBD tidak akan mendapatkan alokasi formasi CPNS tahun ini. Dari pendataan kementerian tersebut ada 134 pemda yang memiliki belanja pegawai lebih dari 50 persen sesuai data per Juni 2017. ”Yang jelas kami lihat dari beban kerja. Tapi tahun ini direncanakan untuk mengganti jumlah yang pensiun itu ada (rekrutmen CPNS, red),” tegas dia. Kepala BKN Bima Haria Wibisana menambahkan,
REDAKTUR: EDWAR YAMAN
begitu selesai pilkada pada Juni mereka akan langsung membukan pendaftaran CPNS. Sedangkan pengumuman awal pendaftaran dan formasi direncanakan mulai dipublikasikan pada Mei. Pendaftaran ditarget bisa selesai dalam dua pekan setelah hari pencoblosan. ”Habis nyoblos bisa mulai. Kalau sudah nyoblos kan tidak ada apa-apa lagi,” kata Bima. Saat ini sedang dihitung terus jumlah kuota atau formasi jabatan yang akan dibuka. Hingga kemarin, sudah ada 384 kabupaten/kota yang mengajukan ke BKN. Tapi belum tentu semua permintaan itu akan disetujui. ”Kalau formasi ya maunya sebanyak mungkin. Tapi tentu tidak bisa begitu. Keperluan formasi itu akan memperhitungkan beban kerja di masing-masing instansi,” ujar Bhima. Investigasi Data 439.956 Honorer K-2 Data pegawai honorer kategori 2 (K-2) yang berjumlah 439.956 orang akan diteliti kembali. BKN yang memiliki data tersebut akan menelisik lebih dalam penyebab mereka belum diusulkan menjadi CPNS. Kepala BKN Bima Haria Wibisana mengungkapkan, pihaknya akan memprioritaskan pengecekan data-data K-2 dari kabupaten/kota yang dianggap punya penyebab paling logis sehingga tak mengusulkan para pegawai tersebut. Misalnya di Bintuni, Papua Barat yang diduga data para pegawai K-2 itu ikut terseret arus banjir. ”Kita baru investigasi yang masuk akal dulu seperti Bintuni yang dulu kena banjir,” ujar Bima di Gedung DPR, Senin (12/3). Sedangkan untuk daerah yang tidak memiliki alasan kuat pengusulan K-2 belum diprioritaskan. Sebab, sebelumnya sudah ada kesempatan untuk mengusulkan
para pegawai tersebut. ”Kalau dari dulu-dulu tidak pernah minta diusulkan, tapi tiba-tiba minta diusulkan, ya ngapain,” kata dia. Penelitian tersebut akan melibatkan kementerian lain seperti Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Sementara itu, Kemenpan-RB mengimbau agar masyarakat, khususnya tenaga honorer (K2) untuk lebih berhati-hati terhadap rumor yang beredar dengan mengatasnamakan Kemenpan-RB. Kepala Biro Hukum, Komunikasi, dan Informasi Publik Kemenpan-RB Herman Suryatman mengatakan, ada rumor mengenai pengumpulan biodata K2 yang diins truksikan Badan Anggaran DPR RI dan Kemenpan-RB. Dijelaskan lebih lanjut, bahwa yang mengkoordinasikan pengumpulan data tersebut mengatasnamakan Forum Honorer K2. “Kami tegaskan bahwa itu tidak benar. Kemenpan-RB tidak pernah memberikan inst ruksi terkait hal itu,” ujarnya di Jakarta, Senin (12/3). Herman menjelaskan, ada tenaga Honorer K2 dari Kabupaten Cianjur yang mengonfirmasi akan kabar tersebut. Bahkan mereka mengakui ditarik sejumlah biaya untuk pengumpulan data dimaksud. Diimbau, masyarakat berhati-hati dan tidak serta merta mempercayai jika ada informasi terkait tenaga honorer K2. Masyarakat diminta untuk lebih selektif terhadap informasi yang beredar dan mencari tahu kebenarannya. “Jika ada informasi seperti itu, dimohon untuk lebih waspada dan mengonfirmasi dahulu ke Kementerian PANRB,. Modus seperti itu potensial ujung-ujungnya penipuan,” tegasnya.(jun/
Warga Diminta Sabar Ketua Tim Resque Tim Rescue Gabungan Konflik Harimau Sumatera Mulyo Hutomo meminta masyarakat sabar menghadapi musibah ini. Dia berharap agar warga mempercayai tim di lapangan untuk menangkap harimau yang saat ini sedang berjalan. “Tentunya dalam situasi ini, sejak awal kami mengutamakan keselamatan warga. Dengan sosialisasi dan memberikan edukasi kepada warga, khususnya Kampung Danau yang memang jadi salah satu daerah jelajah harimau,” ujar Hutomo. Selain itu, dia juga meminta PT THIP untuk membersihkan kiri kanan jalan yang menjadi lintasan warga. Sehingga, jarak pandang bisa lebih jauh. “Jadi, kalau dari jauh sudah terlihat ada binatang buas yang menampakkan diri,” kata Kabid KSDA Wilayah I itu. Di sisi lain Suharyono juga menjelaskan, sejak 3 Januari 2018 lalu, sudah ada 91 orang yang tergabung dalam tim turun ke lokasi. Mereka datang secara bergantian. Untuk saat
ini, juga sudah ada 24 orang yang tergabung dalam tim di lokasi. “Hari ini (kemarin, red) sudah ada 24 orang dengan senjata bius,” katanya. Tim juga memasang umpan. Pada umpan tersebut, diberi zat yang mampu membuat harimau itu lemas jika memakannya. Setelah lemas, maka akan disuntik bius dari jarak dekat. Untuk pembiusan ini, juga tidak bisa gegabah. “Untuk pembiusan harimau ini perlu perhitungan yang pas,” katanya. Selain itu, tim di lapangan juga sudah melakukan upaya evakuasi dengan memasang box trap atau kerangkeng. Untuk box trap sendiri, sudah ada 10 unit lengkap dengan umpan kambing dan babi. Begitu juga dengan kamera trap sudah dipasang lebih dari 12 unit. Sementara anggota Komisi B DPRD Riau Sugianto angkat bicara terkait korban tewas dimangsa harimau. Politisi PKB itu menyebut BKSDA Riau tidak bekerja. Karena sejak jatuhnya korban tewas
11
pertama sampai saat ini tidak ada progres signifikan dalam penanganan satwa liar dilindungi. “Sudah berapa lama sejak korban pertama? Itu KSDA harus bekerja. Karena kan dia yang bertugas melindungi satwa liar,” ucap Sugianto kepada Riau Pos, Senin (12/3). Dia menilai sejak kasus yang menimpa Jumiati, apa yang dilakukan BKSDA Riau sama sekali tidak membuahkan hasil. Maka dari itu, sudah sepantasnya masyarakat menilai BKSDA tidak bekerja sama sekali. “Karena kasus ini terulang. Kalau BKSDA tanggap, ini tentu tidak terulang. Harusnya sejak awal sudah dilakukan pemindahan satwa tersebut,” tambahnya. Ia memperingatkan jangan sampai masyarakat mengambil tindakan brutal. Kemudian memburu dan membunuh harimau yang dianggap meresahkan. Jika hal itu terjadi, maka menurut dia yang paling bertanggung jawab adalah BKSDA Riau.(dal/amn/nda)
Perlu Romelu Lukaku Sambungan dari hal. 1 ‘’Dia (Lukaku, red) lemah,’’ kritik mantan bek kanan MU Gary Neville seperti dikutip di Sky Sports. ‘’Dia bukan standar striker MU,’’ sambung mantan kapten MU Roy Keane di dalam kritikannya, kepada ITV. Layakkah Lukaku dikritik kembali? Penyerang asal Belgia itu akan menjawabnya pada leg kedua saat menjamu Sevilla di Old Trafford, Rabu (14/3) dini hari WIB (Siaran Langsung SCTV/ beIN Sports 1 pukul 02.45 WIB). ‘’Tak lagi terjadi pada pekan yang penting ini,’’ klaim Lukaku, dikutip Manchester Evening News. Setelah kegagalannya mencatat satu pun shots on goal saat itu, striker berharga 75 juta juta poundsterling (Rp1,43 triliun) itu membuktikan dirinya tak seperti kritikan Neville dan Keane. Lukaku menjawab di tiga laga domestik beruntun di Premier
Sambungan dari hal. 1 apakah masih diperpanjang Chevron atau diberikan ke Pertamina, di sini Pemprov Riau akan ambil bagian. “Karena kita punya hak atas PI 10 persen. Entah itu nantinya bersifat business to business atau seperti apa,’’ kata Masperi kepada Riau Pos, Senin (12/3). Merujuk pasal Pasal 3 Peraturan Menteri ESDM Nomor 37 Tahun 2016 tentang Ketentuan Penawaran PI 10 persen pada wilayah kerja migas, ujar Masperi, disebutkan bahwa BUMD yang ikut serta dalam usaha pengelolaan harus perusahaan daerah yang seluruh kepemilikan
League. Bahkan, dari tiga laga itu, dua di antaranya bertipikal big match. Dengan satu gol plus satu assist-nya, MU mempecundangi Chelsea 2-1 di Old Trafford (25/2). Masih di stadion yang sama akhir pekan lalu (10/3), satu assist-nya jadi awal dari brace-nya Marcus Rashford saat mengalahkan Liverpool. Itu belum termasuk golnya yang menyelamatkan The Red Devils (julukan MU) dari kekalahannya di Selhurst Park, markas Crystal Palace. Satu golnya mengantarkan MU menang dramatis 3-2 dari The Eagles. Nah, mampukah Lukaku melanjutkan kontribusi gol ataupun assist-nya bagi MU? Satu assist saja sudah menjadi assist pertamanya di Liga Champions. Lalu, satu gol di laga ini juga bisa mendekatkannya pada musim terganasnya di Eropa. Di dalam Liga Europa musim 2014-2015, Lukaku mencetak delapan gol dari
sembilan kali penampilannya bersama Everton. Gol yang juga bisa mempengaruhi keputusan petinggi MU musim panas ini. Sebab MU belakangan ini dikaitkan dengan rumor pendekatannya ke bomber Bayern Muenchen, Robert Lewandowski. ESPN menyebut MU sudah mengajukan penawaran resmi ke pihak Bayern. Padahal dalam track record-nya Lukaku bukan tipikal striker yang bisa meledak saat dia punya striker kompetitor. Meledaknya dia bersama The Toffees (julukan Everton) pun karena tak ada pesaing di belakangnya pada posisi nomor sembilan. Di MU, hanya Lukaku pemain nomor sembilan terbaiknya. ‘’Sikap yang Lukaku tunjukkan harus tetap sama seperti pekan-pekan terakhir,’’ ucap gelandang MU, Nemanja Matic. Berbicara dalam situs resmi klub, Mourinho tak menyebut ledakan Lukaku dalam laga-laga kemarin
Pemprov Ingin Ikut Kelola Blok Rokan sahamnya dipegang pemerintah daerah atau perseroan terbatas. Paling sedikit 99 persen sahamnya dimiliki pemerintah daerah dan sisa kepemilikan sahamnya terafiliasi seluruhnya dengan pemerintah daerah. Karena itu, untuk dapat mengambil 10 persen PI, Pemprov Riau harus menunjuk BUMD untuk ikut dalam kontrak kerja sama dengan operator baru Blok Rokan. ‘’Sehingga kita harus menyertakan modal tambahan untuk modal operator baru itu nanti,’’ imbuhnya. Dia melanjutkan, 10 persen PI merupakan hak daerah. Jika ingin mendapatkan deviden yang lebih besar lagi, maka Pemprov Riau
harus bekerja sama dengan operator baru yang ditunjuk negara. ‘’Kalau Pemprov Riau yang mengelola kan tidak mungkin, apalagi masyarakat. Makanya lembaganya itu adalah BUMD untuk bekerja sama dengan operator baru,’’ terangnya. Mengenai BUMD mana yang akan diajukan belum dipastikan. Meski begitu, Riau memiliki dua BUMD yang bersentuhan dengan sektor perminyakan. Yakni PT Sarana Pembangunan Riau dan PT Riau Petroleum. ‘’Yang mana satu, itu tergantung kompetensi mereka masing-masing,’’ ujarnya. Sementara Sekretaris Komisi C DPRD Riau Su-
sebagai puncak performa bomber Timnas Belgia itu. Bahkan, Mourinho berkoar bahwa penampilan anak asuhnya, termasuk Lukaku, ketika membekuk Liverpool kemarin itu sebagai pemanasan sebelum menjamu Sevilla. ‘’Liverpool tetaplah Liverpool. Itu big match, dan big match yang menentukan jalan ke posisi atas klasemen. Tetapi Sevilla dan Brighton (and Hove Albion) lebih penting ketimbang dari Liverpool,’’ kelakar Mourinho. Mengapa lebih penting? Sebab, di Premier League MU tinggal mengamankan posisi runner-up. Sementara, untuk trofi hanya Liga Champions dan Piala FA yang jadi peluangnya. Jika kelolosan ke perempatfinal Liga Champions sejak 2013-2014 ditentukan dini hari nanti, maka melawan Brighton bisa memberi asa Mourinho kembali menjuarai Piala FA, seperti capaian di musim 2006-2007 bersama Chelsea.(ren/jpg)
hardiman Amby menyebut belum ada pembicaraan lanjutan antara dewan dengan pihak mana pun terkait kelanjutan pengelolaan Blok Rokan. Namun begitu, dirinya berupaya agar kontrak yang habis pada 2021 mendatang tidak berlanjut. Itu setelah dirinya mendapat desakan dari masyarakat serta para pemangku adat di Riau. “Saya sejak beberapa waktu lalu diminta menyuarakan keinginan masyarakat Riau. Masalah PT CPI dan Blok Rokan itu adalah masalah serius. Maka Pemerintah harus bisa mempertimbangkan keinginan masyarakat ini,” ungkapnya. (ali/nda)
TATA LETAK: MEGA
Riau Pos
12
SELASA, 13 MARET 2018
HALAMAN
 �  ��  � � � �   € � ‚ ƒ � � � �
� „ � � � … �  † � ‡ �
†  � �   � � ƒ � ��� � � �� † … �† � �� ˆ �† � �� � ˆ � � � �† ��  ƒ � � � „ � ‡ ‡ � …  ���� � � ��� … ‰ � � � � ƒ � ƒ ��  � †� �  ��  �
Â? Â? Â Â? Â Â? Â? Â?Â? Â Â? Â Â? Â Â? Â Â? Â Â? Â?
Ingatkan Bahaya Hoax Laporan AFIAT ANANDA, Pekanbaru PENYEBARAN hoax di media sosial (medsos) saat ini menjadi perhatian Pemerintah. Tidak hanya isu suku, agama, ras dan antargolongan (Sara), dikhawatirkan hoax di medsos dapat mengganggu proses pemilihan kepala daerah (pilkada). Untuk itu masyarakat diminta hati-ha-
ti, mengingat bahwa hoax sangat rentan menimbulkan perpecahan. Seperti yang disampaikan Ketua Bawaslu Riau Rusidi Rusdan kepada Riau Pos, Senin (12/3). Ia mengatakan bahwa Riau merupakan salah satu provinsi yang sangat rentan terhadap isu Sara dan berita palsu atau hoax. �Riau merupakan daerah paling rentan. Apalagi dalam masa
pilkada ini. Kami harapkan masyarakat teliti dan cek ricek membaca berita,â€? imbaunya. Iapun membagikan beberapa saran kepada masyaÂrakat dalam mendapatkan sebuah informasi. Selain meÂlakukan kroscek berita atau informasi yang didapat, terlebih dahulu masyarakat Riau melihat penyedia berita. Apakah kredibel atau tidak. Setelah
itu, masyarakat bisa melakukan klarifikasi langsung kepada instansi terkait. “Bila memberitakan tentang Bawaslu, bisa tanyakan kepada kami langsung. Bila mengenai KPU bisa ke KPU. Bila mengenai salah satu paslon bisa menanyakan langsung kepada paslonnya. Tak ada masalah kan untuk teliti,� ujarnya. Kepada penyebar hoax,
ia meminta agar tidak lagi menyebar isu fitnah. Apalagi berbau Sara dalam masa pilkada ini. Karena hal itu sangat rentan dan dapat memecah belah persatuan. Pihaknya siap untuk mengambil tindakan tegas yakni dengan bekerja sama dengan kepolisian hingga Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kemenkominfo).(das)
BAWASLU RIAU FOR RIAU POS
TINJAU: Ketua Bawaslu Riau Rusidi Rusdan (kanan) bersama pemilik perusahaan pemenang tender alat peraga kampanye (APK) Anton saat meninjau proses pencetakan APK di CV Anton Natuna, Jalan Surabaya, Pekanbaru baru-baru ini. Bawaslu akan melakukan pengawasan pada setiap tahapan kampanye.
Seluruh Alat Peraga Kampanye Rampung AFIAT ANANDA/RIAU POS
PIDATO: Ketua DPD PDI Perjuangan Riau Kordias Pasaribu berpidato saat konsolidasi, belum lama ini.
PDIP Siapkan Ranting Jadi Garda Terdepan PARTAI Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Provinsi Riau terus memaksimalkan potensi kader dalam Pemilihan Gubernur Riau (Pilgubri) 2018. Dengan semboyan gotong royong memperkuat barisan, PDIP meminta kepada seluruh kader untuk bergerak secara aktif dan militan dalam meyakinkan masyarakat. Hal itu disampaikan oleh Ketua DPD PDI Perjuangan Riau Kordias Pasaribu kepada Riau Pos, Senin (12/3). “Ada banyak persiapan yang telah kami lakukan terutama untuk pemenangan Pilgubri 2018. Akhir pekan lalu kami menyelenggarakan konsolidasi internal bersama lima kabupaten di Riau,� ucap Kordias. Dalam konsolidasi tersebut pihaknya sepakat fokus kepada tiga zona untuk mencapai target pemilihan. Ketiga zona tersebut terdiri dari Kampar, Siak dan Rokan Hulu. Di antara tiga zona itu, Pekanbaru akan menjadi leading sector. “Dalam konsolidasi lalu, hadir sekitar 2 ribu kader. Mulai kader tingkat DPD sampai ke ranting dan anak ranting. Kenapa kami harus mengundang ranting, anak ranting dan PAC karena inilah garda terdepan partai. Ini ujung tombak dalam perjuangan partai. Nanti hal serupa akan diadakan di beberapa daerah,� kata Kordias. Selain itu, rapat konsolidasi yang digelar juga bertujuan untuk memantapkan organisasi menguatkan kekuatan partai. Dengan meyakinkan diri bahwa segenap kader partai adalah petugas partai. Artinya, lanjut dia, ketika sudah meyakini diri sebagai petugas maka harus melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab. “Kader partai harus bangun strategi untuk ke daerah dimana ditugaskan. Tidak ada alasan, pilkada harus menang. Sebagai kader partai PDIP identik dengan kader yang satu komando dan militan,� tambahnya. (nda)
ď Ž REDAKTUR: DENNI ANDRIAN
PEKANBARU (RP) - Proses pencetakan alat peraga kampanye (APK) untuk 12 kabupaten/kota se-Provinsi Riau akhirnya rampung dikerjakan. Saat ini, pemenang lelang APK yakni CV Anton Natuna telah mengirimkan APK untuk tiga kabupaten yang masih tersisa, ke-
marin. Hal itu disampaikan oleh Pimpinan CV Anton Na t u n a , A n t o n k e p a d a Riau Pos, Senin (12/3). Anton mengatakan bahwa seluruh APK yang dipesan oleh KPU sudah dikirim. “Sudah. Kemarin kan masih sisa untuk tiga ka-
bupaten yakni Kuansing, Kampar dan Rohul. Tapi, ketiganya sudah kami kirim hari ini (kemarin, red),� ucapnya. Itu berarti seluruh tugas yang diemban oleh perusahaan yang ia pimpin sudah selesai. Ia pun menyerahkan sepenuhnya pemasan-
gan tersebut kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) masing-masing kabupaten/ kota. ‘’Kami kirim ke kantor KPU. Selesai sampai di sana, selesai juga tanggung jawab kami. Nanti yang memasang adalah KPU,� kata Anton. Seperti diberitakan sebel-
umnya, proses pencetakan APK dimenangkan oleh CV Anton Natuna. Di mana perusahaan asal Pekanbaru itu bertanggung jawab atas seluruh pencetakan APK. Nantinya, APK tersebut akan dipasang oleh KPU sesuai dengan zona yang telah ditentukan.(nda)
Kades Sungai Beras-beras Panwaslu Rohil Rekomendasikan Diberi Teguran Tertulis Peringatan Tertulis BAGANSIAPI-API (RP) - Pa gatan tertulis yang disamnitia Pengawas Pemilu (Pan- paikan ke KPU Riau melalui waslu) Rokan Hilir (Rohil) Bawaslu Riau,â€? kata Ketua akhirnya menyamPanwaslu Rohil paikan rekomenSyahyuri SHI, dasi kepada Komisi Senin (12/3) di PeÂmilihan Umum Bagansiapi-api. (KPU) Riau melalui Panwaslu Rohil Badan Pengawas telah agendakan Pemilu (BaÂwaslu) kegiatan klarifikasi Riau agar membeberapa hari lalu, berikan peringasebelum kepututan tertulis kepada SYAHYURI san rekomendasi pasangan calon dikeluarkan, na(paslon) nomor urut 3 yakni mun kedua paslon tidak hadir H Firdaus dan H Rusli Effendi. diwakili oleh tim. Selain itu Calon Gubernur Riau dan Panwaslu Rohil juga meminta Wakil Gubernur Riau terse- keterangan dari pihak sekolah. but diketahui telah melakuPanwaslu Rohil telah merkan kampanye pada tempat ampungkan laporan hasil yang dikategorikan terlarang temuan bernomor 04/TM/ dari aktivitas politik. Se- PG/Kab. Rokan Hilir/04.10/ lain itu pada saat kegiatan, III/2018 tentang Pelanggamereka tidak memiliki surat ran Administrasi Kampanye tanda terima pemberitahuan yang dilakukan paslon no(STTP) kampanye dari Polda. mor urut 3 di Rohil pada 5 “Rekomendasinya perin- Maret lalu.(fad)Â
PEKANBARU (RP) - Bupati Indragiri Hulu Yopi Arianto akhirnya mengeluarkan surat teguran tertulis kepada Kepala Desa (Kades) Sungai Beras-beras, Kecamatan Lubuk Batu Jaya atas nama Slamet Raharjo. Peringatan tersebut dikeluarkan lantaran sang Kades terbukti melanggar Undang-Undang No.16/2014 yang melarang Kades ikut serta dalam kegiatan kampanye. Hal itu disampaikan oleh Ketua Panwaslu Kabupaten Inhu Ahmad Khairuddin kepada Riau Pos, Senin (12/3). Ia menceritakan, pelanggaran yang dilakukan Kades Slamet Raharjo terjadi pada 17 Februari 2018 lalu. Di mana sang Kades, ikut serta dan membuka kegiatan kampanye pasangan calon (paslon) nomor urut 4 Arsyadjuliandi Rachman-Suyatno. Awalnya, pihak Panwaslu menduga Slamet melaku-
kan pelanggaran sesuai dengan UU No.1/2015 Pasal 188 tentang Pilkada. Setelah dilakukan sejumlah klarifikasi bersama sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakumdu) Inhu, Slamet tidak terbukti melakukan tindak pidana Pemilu. “Kan awalnya kami menduga ada pelanggaran tindak pidana Pemilu. Kami telah lakukan klarifikasi terhadap yang bersangkutan serta beberapa orang saksi. Saat itu dari kesimpulan yang kami dapatkan, Slamet tidak bersalah. Karena dalam bukti video yang kami miliki, Slamet berucap lanjutkan pembangunan jalan. Bukan lanjutkan kepemimpinan,� ujar Khairuddin. Selanjutnya, pihaknya mendalami dugaan pelanggaran yang dilakukan Slamet dengan merujuk kepada UU No.6/2014 tentang Desa. Di mana dalam
UU tersebut diatur bahwa Kades dilarang mengikuti kegiatan kampanye. �Kalau merujuk pada aturan tersebut, yang bersangkutan memenuhi unsur telah melakukan pelanggaran,� katanya. Setelah menggelar rapat pleno pihaknya kemudian memberikan rekomendasi kepada Bupati Inhu. Rekomendasi tersebut kemudian dibalas oleh Bupati dalam bentuk teguran tertulis kepada Slamet. Di mana, Bupati meminta agar Slamet untuk tidak mengulangi perbuatannya kembali. “Sudah diberikan teguran. Kepala Desa yang terbukti diberi teguran lisan dan tertulis. Kalau masih mengulangi di dalam UU kan nanti bisa dilakukan pemberhentian sementara dan pemberhentian permanen,� tambahnya. (nda)
ď Ž TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
Riau Pos
HALAMAN 13
SELASA, 13 MARET 2018
€
Â
Â…
Brazil daripada tim Ukraina,’’ sambung pelatih 48 tahun itu. ‰Œ Pernyataan eks ‰‰‹ ‰ pelatih Sassuolo itu
memang benar. Dari € 30 personel Hirnyky-sebutan Shakhtar--ada delapan pemain yang berasal dari Brazil. Itu menjadi yang terbanyak
di tim setelah pemain asli Ukraina dengan 16 pemain. Itu yang membuat gaya per Â? Â mainan Shakhtar sangat stylish. Â? Satu lagi yang membuat pusing Di Francesco adalah formasi timnya. Ya, di ada dua skema yang sangat mungkin dipakai dalam laga nanti. Atau bahkan keduanya sama-sama diguna kan, yakni 4-3-3 dan 4-2-3-1. Hal tersebut sudah terbukti saat Roma menang 3-0 di giornata ke-28 Serie A (10/3). Kala itu, di babak pertama Roma memakai 4-3-3 dan berakhir tanpa gol. Di Francesco kemudian menggantinya dengan 4-2-3-1 di paro kedua dan tercipta 3 gol.(io/eca)
sha
Butko
Marlos
Ferreyra
Â…
Ordets
Fred
€
� ‡
Â?
‰ ÂŽ ‰ Â
€
‰
‰
k
ets n o d r a kht
‰
‚ € � �
‹
€
‰‰Š
‰‰
ƒ „
‰‰Š
2017-2018 bukan menjadi musim yang mudah bagi wakil Italia di Eropa. Dari dua wakil yang masing-masing ada di 16 besar Liga Champions dan Liga Europa, baru Juventus yang sudah mengamankan tiket ke perempatfinal. Sedangkan tiga di antaranya, yakni AS Roma, AC Milan, dan Lazio masih harap-harap cemas karena tidak menang di leg pertama. Nah, tantangan bagi Radja Nainggolan dkk lebih berat. Sebab, leg kedua kontra Shakhtar Donetsk dini hari WIB digelar di Olimpico. Tim polesan Eusebio Di Francesco tertinggal agregat 1-2. Bermain di kandang sendiri memang bak pedang bermata dua. Di satu sisi bisa menguntungkan karena dukungan Romanisti. Namun, bisa juga jadi bumerang bila terlena. ‘’Dukungan tifosi akan sangat penting untuk melawan Shakhtar. Satu lagi yang paling penting bagi kami adalah tidak tergesa-gesa karena mereka tim yang sangat bagus,’’ kata Di Francesco seperti dilansir Football Italia. “Keseimbangan adalah prioritas. Dan, kami memerlukan itu untuk melawan Shakhtar (di leg kedua, red) karena mereka lebih mirip sebagai tim
ˆ
Â…
‰‰
Laporan JPG, Roma
‡„
‡
ƒ „
€
DIRI
†
HARGA
 �
Â? Â? Â? Â? Â
Rakitsky
Taison Stepanenko
Ismaily
Bernard
Pyatov
: Pelatihonseca f o l pau
Timnas Indonesia U-16 Juara di Jepang TOKYO (RP) - Timnas Indonesia U-16 meraih gelar Turnamen Jenesys 2018 setelah menang atas Vietnam 1-0 pada laga final di Lapangan Kirishima Yamazakura Miyazaki Prefectural Comprehensive Sports Park Pitch, Jepang, Senin (12/3). Melawan Vietnam, Timnas U-16 sempat kesulitan mencetak gol di babak pertama. Tim asuhan Fakhri Husaini itu baru mampu mencetak pada menit ke64 melalui gol Rendy Juliansyah. Penampilan Timnas U-16 di Turnamen Jenesys 2018 terbilang cukup impresif. Sutan Zico dan kawan-kawan selalu meraih kemenangan dari empat pertandingan yang dijalaninya.
FOTO BERSAMA: Pemain Timnas Indonesia U-16 foto bersama setelah menjuarai Turnamen Jeneys di Tokyo, Senin (12/3/2018).
Karena kerja keras dan kesungguhan dalam berlatih tidak pernah mengkhianati hasill. Selamat, Garuda Asia jadi juara Turnamen Jenesys 2018. Jangan cepat puas dan tetap membumi. Total dari empat laga yang dijalani di Turnamen Jenesys 2018, Timnas U-16 berhasil mencetak 14 gol dan hanya kebobolan satu gol saat mengalahkan Filipina 7-1. Setelah mengalahkan Filipina 7-1 di pertandingan pertama, Timnas U-16 sukses menang 5-0 atas Kamboja dan secara mengejutkan mengalahkan tuan rumah Jepang 1-0. "Timnas U-16 meraih gelar juara
pada Turnamen Jenesys 2018, setelah menumbangkan Vietnam dengan skor akhir 1-0! Gol dicetak oleh Rendy Juliansyah pada menit ke-64. Selamat, Garuda Asia!!! Juara!" tulis pihak PSSI melalui akun Twitter resmi organisasi. Kemenangan di Turnamen Jenesys 2018 menjadi modal berharga bagi Timnas Indonesia U-16 jelang tampil di Piala Asia U-16 2018 yang akan digelar di Malaysia, 20 September hingga 7 Oktober mendatang. Timnas Indonesia U-16 lolos ke putaran final Piala Asia 2018 setelah menjadi juara Grup G kualifikasi dengan mengalahkan Thailand, September 2017.(jpg)
INTERNET
ď Ž REDAKTUR: ELVY CHANDRA
ď Ž TATA LETAK: FEBRI JAMIL
TOTAL SPORT
14
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
� � � � �    € � ‚
ƒ „ Â… Â
 ƒ† ‡ � � ˆ ‚ ƒ � ƒ ˆ � ˆ ƒ ‰ Š ƒ  ‹ † �
‚
 �
   � � �
Â? Â? Â? Â? Â
Â? Â?
Â? Â
 Â
Â?
Â?Â? Â?
Â? Â? Â? Â?Â? Â?
Â? Â?
Â
Â? Â? Â?
Â?
Â? Â
Â?
Â?
� � ��
Â? Â? Â? Â?Â? Â?Â? Â? Â Â? Â?
Â?
Â
… ƒ € ‡  � … ƒ Œ … Š ƒ†Ž � ˆ � †
� €… ƒ ƒ � Ž ‡ ˆ ƒ € ‡   � ‘ „ ‚…  Ž Š Ž … ’ ƒ � ’ ƒ € ‡ � Ž ƒ„ Œ ’ ‘ ƒ Š Ž … Š† � € ‡ƒ ‰  “ € ‡
Â
‘ ƒ Š’ …
Â? Â Â? Â Â Â Â
Â? Â? Â? Â Â?
Â? Â? Â? Â?
Â? Â?
� � � � � �� �
�� � � �  �
Â? Â? Â? Â?
Â? Â?
Â? Â? Â?
 ��
Â?
Â?Â?
Â?
Â? Â? Â? Â? Â? Â?
”Ž� Žƒ † Š � ˆ •
� € Š†  Œ
ƒ ‚ � € ‚ � €… �
ƒƒŽ
† €  ƒ �
Â?
Â? Â? Â? Â? Â?
Â? Â Â?
  � � � � � � �
Â? Â? Â Â? Â? Â? Â
Â? Â? Â?
Â? Â?
Â?Â? Â?
Â?
Â?
Â? Â?
Â? Â? Â?
Â? Â?Â? Â?
Â?
Â?
Â?
Â?
GIRING BOLA: Penyerang Inter Milan Eder Citadin Martins dibayangbayangi gelandang Napoli Jorginho saat menggiring bola pada lanjutan Serie A di Stadion San Siro, Senin (12/3/2018).
Â? Â? Â?
MARCO BERTORELLO/AFP
Napoli Gagal Geser Juventus Laporan JPG, Milan
NA P O L I dalam tekanan. Hasil imbang 0-0 dengan tuan rumah Inter Milan di Giuseppe Meazza, Senin (12/3) dini hari WIB, membuat tim asuhan Maurizio Sarri itu gagal menggeser posisi Juventus. Buat Inter hasil ini mengecewakan. Pasalnya, tim asuhan Luciano Spalletti itu sebenarnya tengah berusaha untuk bangkit. Usai dikalahkan Genoa pada giornata 25, La Beneamata - julukan Inter,
sempat bangkit pada giornata 26 dengan membungkam Benevento 2-0. Namun, upaya mereka meneruskan tren kemenangan dihalangi Napoli. Sementara itu, kekecewaan juga dirasakan Napoli, terutama pelatih Maurizio Sarri. Maklum saja, tambahan satu poin tak cukup untuk menggusur Juventus dari puncak klasemen. Juventus beberapa jam sebelumnya mampu menang 2-0 atas Udinese dan berada di atas dengan koleksi 71 poin.
Atlet Senam Riau Ikuti Training Camp di Slovenia PEKANBARU (RP) - Untuk meningkatkan kemampuan atlet senam Riau yang masuk dalam pemusatan latihan nasional (Pelatnas) Asian Games 2018, maka pada Mei mendatang para atlet Riau yang masuk pelatnas akan mengikuti training camp (TC) di Slovenia. Pelatih Senam Riau Ahmad Markos mengatakan, sesuai dengan jadwal pelaksanaan training camp tersebut akan dilaksanakan pada Mei atau Juni mendatang. Hingga saat ini, pihaknya masih menunggu informasi pasti dari pihak pengurus besar Persani. “Sesuai informasi dan jadwal awal yang kami terima, TC akan dilakukan antara Mei atau Juni,� katanya.
Lebih lanjut dikatakannya, namun sebelum TC tersebut, dua atlet senam asal Riau yakni M Afrizal dan Agung Suci Tantio Akbar akan mengikuti kejuaraan internasional di Doha, Qatar pada 20 Maret mendatang. Sedangkan satu atlet lagi asal Riau yakni M Tri Saputra tidak mengikutinya. “Selama Pelatnas ini kita akan mengikuti beberapa kejuaraan senam internasional, dan yang paling dekat adalah kejuaraan senam di Qatar,� sebutnya. Pada kejuaraan internasional tersebut, demikian Markos, akan diikuti oleh sembilan atlet dari Indonesia. Para atlet tersebut terdiri dari lima atlet putra dan empat atlet putri.(sol)
Sedangkan Napoli mendulang 70 angka. Jarak poin bisa melebar lantaran Juventus baru memainkan 27 laga, sedangkan Napoli sudah 28 pertandingan. Juventus bisa semakin kokoh di puncak andai mampu menang atas Atalanta pada Rabu (14/3). Sebenarnya melihat jalannya pertandingan, hasil seri sudah cukup bagi Inter. Maklum saja, sepanjang laga mereka ditekan Napoli. Status tuan rumah tak lantas membuat Inter mampu mendominasi. Inter hanya mampu menguasai bola sebanyak 39
persen, sedangkan Napoli mencapai 61 persen. Tak hanya itu, jumlah serangan pun mutlak didominasi Napoli. Jose Callejon dkk mampu melepaskan total sembilan tembakan. Bandingkan dengan Inter yang hanya bisa melakukan empat tembakan. Untungnya, Napoli sama-sama tak efektif dengan Inter. Dari total tembakan yang mereka lepaskan, hanya satu yang tepat sasaran. Bagi Inter sendiri, Napoli seolah menjadi lawan yang sulit dikalahkan. Dari 4 pertemuan terakhir di Serie-A, Inter tak pernah menang.(eca)
Enam Atlet Anggar Ikuti Pelatnas Asian Games di Kaltim PEKANBARU (RP)- Sebanyak enam atlet anggar Riau sudah masuk dalam Pemusatan latihan nasional (Pelatnas) Asian Games 2018. Para atlet Riau tersebut mengikuti Pelatnas di Samarinda, Kalimantan Timur. Sekretaris Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (IKASI) Riau Zulkifli mengatakan, dalam pelatnas tersebut para atlet Riau akan bergabung dengan 18 atlet lainnya dari berbagai daerah di Indonesia. Dimana total atlet anggar yang mengikuti pelatnas sebanyak 24 atlet. “Alhamdulillah setelah sempat menunggu, atlet anggar Riau sudah bergabung ke Pelatnas di Samarinda,
Kalimantan Timur. Para atlet anggar Riau tersebut akan kembali menunjukkan kemampuan masing-masing bersama 18 atlet lainnya dari daerah lain,� katanya Lebih lanjut dikatakannya, kepada para atlet yang mengikuti pelatnas tersebut, pihaknya juga meminta agar para atlet menjalani latihan dengan serius. Kemudian juga mengikuti semua instruksi pelatih selama menjalani pelatnas. “Para atlet Riau harus terus semangat berlatih, ikuti arahan pelatih. Dengan begitu mudah-mudahan para atlet Riau dapat berprestasi pada iven Asian Games dan membuat Indonesia bangga,’’ katanya.(sol)
Eko Berharap Kelas -62 Kg Dipertandingkan JAKARTA (RP) - Panitia Asian Games 2018 (INASGOC) sangat mendukung nomor kelas putra -62 kg yang merupakan spesialis lifter andalan Indonesia, Eko Yuli Irawan bisa dipertandingkan pada Asian Games 2018. Namun, INASGOC tidak bisa memutuskan sendiri. Mereka harus melaporkannya kepada Wakil Presiden Jusuf Kalla selaku Ketua Dewan Pengarah Panitia Pelaksana Asian Games 2018. “INASGOC tentunya sangat mendukung kelas Men -62 kg ini dipertandingkan karena ini kan nomor yang menguntungkan Indonesia. Tetapi, INASGOC tidak bisa mengambil keputusan mengingat Presiden OCA dan Pemerintah Indonesia telah memutuskan sejak 2017 di Asian Games 2018 akan dipertandingkan maksimal 462 nomor,’’ ujarnya. “Makanya, INASGOC akan melaporkan permasalahan kelas putra -62 kg kepada Pak Jusuf Kalla dan juga OCA,� kata Deputi 1 INASGOC Harry Warganegara. Pernyataan ini diungkapkan Harry terkait adanya surat dari Federasi Angkat Besi Asia (AWF) yang menyetujui kelas putra -62 kg tetap dipertahankan dengan catatan tidak ada pengurangan kelas putra yang dipertandingkan pada Asian Games 2018. Dengan adanya syarat dari AWF tersebut maka yang akan dipertandingkan itu secara otomatis bakal ada
ď Ž REDAKTUR: ELVY CHANDRA
EKO YULI IRAWAN
penambahan satu nomor pada Asian Games 2018, dari tujuh nomor putra sesuai Olympic Tokyo 2020 kembali mengikuti nomor putra angkat besi di Olympiade Rio 2016 (ada 8 nomor kelas putra). Ketika ditanyakan apakah kelas putra -62 kg yang diinginkan PB PABBSI bisa dipertandingkan di Asian Games 2018? “Bisa saja dipertandingkan. Semua itu tergantung dari pemerintah dan keputusan OCA tentang adanya penambahan nomor yang dipertandingkan di Asian Games 2018� jawabnya. Dijelaskan Harry, dasar pencoretan kelas putra -62 kg yang disebutkan AWF mengacu kepada kelas yang dipertandingkan di Olimpiade Tokyo 2020 tidak mendasar. Sebab, Federasi Angkat Besi Internasional
(IWF) belum menetapkan kelas yang dipertandingkan di Olimpiade Tokyo 2020. “Memang ada keputusan dari OCA bahwa nomor yang dipertandingkan pada Asian Games 2018 harus mengacu pada Olimpiade 2020 dan ini diputuskan sejak pertengahan 2017. Tetapi, AWF tidak bisa menjadikan sebagai alasan dengan mencoret kelas Men -62kg apalagi IWF belum memutuskan,� katanya. Secara terpisah, Ketua Harian PB PABBSI Joko Pramono mengatakan, menyambut baik adanya pemberitahuan dari AWF yang menyetujui kelas Men-62kg. Bahkan, dia menyebut sudah melaporkan surat pemberitahuan tersebut kepada Sesmenpora Gatot S Dewa Broto. “Pak Gatot menyambut baik surat dari AWF itu. Dan, beliau juga mendukung agar Eko Yuli Irawan bisa tampil di Asian Games 2018,� katanya. Lantas bagaimana dengan ada informasi bahwa pengurangan nomor pada angkat besi atas permintaan INASGOC? “Sudah lah PB PABBSI tidak mau memperpanjang polemik. Yang pasti, AWF kan sudah menjawab surat permintaan agar kelas putra -62 kg tetap dipertandingkan. Jadi, semua keputusan ada pada pemerintah untuk memperjuangkan ke OCA,� jawabnya. (bam/jpg)
ď Ž TATA LETAK: FEBRI JAMIL
PRO-KUANTAN SINGINGI
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
BASATU NOGORI MAJU
15
Sejak Januari, ASN di PUPR Tak Gajian Laporan JUPRISON, Telukkuantan SELURUH aparatur sipil negara (ASN) di Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kuansing sejak Januari hingga Maret tak kunjung menerima gaji. Tidak jelas apa penyebabnya. Karenanya, an-
ggota DPRD Kuansing Rustam Efendi SSos melakukan interupsi pada saat rapat paripurna dengan agenda penyampaian hasil reses, di ruang rapat paripurna DPRD Kuansing, Senin (12/3), guna mempertanyakan hal tersebut. “Pada saat ini saya melaporkan bahwa pegawai PUPR
belum gajian sampai sekarang. Kenapa kok bisa tak gajian,” tanya Rustam Efendi. Ketua Badan Legislasi DPRD Kuansing ini meminta agar Bupati Kuansing Drs H Mursini MSi memanggil OPD terkait, untuk menanyakan penyebab ASN di PUPR tak gajian sampai sekarang. “Panggil dinas terkait,
kenapa belum gajian. Kalau soal dana, saya kira tak ada masalah karena anggarannya kan pasti dari pusat,” tegasnya. Politisi PBB ini menyayangkam kejadian ini karena gaji adalah hak pegawai yang harus tetap dibayarkan, apapun kondisinya. “Jangan sampai mereka demo karena tak gajian, nanti masalah-
nya tambah sulit,” ujarnya. Menanggapi masalah tersebut, Bupati Kuansing Drs H Mursini mengatakan bahwa pihaknya akan melakukan pengecekan terlebih dulu ke OPD terkait. Kenapa sampai terjadi keterlambatan pembayaran gaji pegawai. “Kita cek dululah, takutnya salah nanti,” ujarnya.
Ketika ditanya masalah Plt Kadis PUPR, Indra Suandi yang tak mau tanda tangan dan hendak mengundurkan diri sebagai plt, bupati menjawab bahwa sejauh ini Plt PUPR masih dijabat Indra Suandi. “Jika dia (Indra, red) mundur, saya sejauh ini belum terima surat pengundurannya,” katanya.(ade)
Pangean Terbebas dari PETI dulunya tempat bermain, mandi, minum dan mencuci, kini tercemar oleh air raksa. Pasir yang membentuk pulau-pulau indah, sekarang katanya, sudah berubah menjadi onggokan-onggokan pasir. “Coba lihat, seperti apa Kuantan kita sekarang. Ini sudah rusak,” katanya. Dari hasil monitoring, Hendra menegaskan, PETI sudah tidak lagi beraktifitas di sepanjang aliran Sungai Kuantan di Pangean. Kapal-kapal PETI, saat ini parkir di pinggir sungai dengan mesin sudah dibongkar. “Di lokasi PETI sudah tidak lagi kegiatan, hanya menyisakan perahu dan bekas mesin dompeng di lokasi,” ungkapnya. Ke depan, mantan Kapolsek Benai jebolan Brimob ini menginginkan PETI tidak ada lagi beroperasi di Pangean. Kendati dirinya adalah putra asli Pangean, namun Hendra tidak segan-segan menindak tegas para pelaku. “Siapa lagi yang akan menjaga Pangean ini kalau bukan kita orang Pangean. Tolong, jangan dirusak negeri yang kita cintai ini,” pintanya.(jps)
TINJAU LONGSOR: Ketua Komisi C DPRD Kuansing Andi Cahyadi meninjau longsor di Desa Mudik Ulo, Kecamatan Hulu Kuantan, Rabu (7/3/2018). CR6/MIRSHAL/RIAU POS
PANGEAN (RP) - Sedikitnya, ada sembilan desa yang dialiri Sungai Kuantan di Kecamatan Pangean selama ini marak adanya aktivitas penambangan emas tanpa izin (PETI). Aktivitas yang merusak lingkungan itu mengakibatkan sungai luluh lantak yang menyisakan onggokan-onggokan pasir. Karenanya, Kapolsek Pangean Iptu Hendra Setiawan SH yang baru menjabat awal Januari lalu itu langsung me-warning para pelaku PETI di Desa Pulau Rengas, Sukaping, Pembatang, Padang Kunyit, Padang Tanggung, Pulau Tengah, Teluk Pauh, Pulau Kumpai dan Tanah Bekali Pangean. Mereka di-deadline dua bulan. Kini, aktivitas PETI yang ada di Sungai Kuantan telah berhenti di awal Maret. “Deadline-nya Februari. Alhamdulillah, setelah kami lakukan monitoring di sepanjang aliran Sungai Kuantan di wilayah Pangean, PETI tidak ada lagi beroperasi,” ujar Kapolsek Hendra usai melakukan monitoring, akhir pekan lalu. Hendra mengakui, aktivitas PETI merusak lingkungan. Sungai yang
Pacu Jalur Baserah Perebutkan Hewan Ternak TELUKKUANTAN (RP) - Jika tidak ada kendala, Karang Taruna Provinsi Riau bersama Ikatan Keluarga Kuantan Singingi (IKKS) Pekanbaru telah mendapat persetujuan dari Bupati Kuantan Singingi Drs H Mursini MSi, untuk melaksanakan Pekan Budaya Kuansing 2018, yang akan dipusatkan di Baserah, Kuantan Hilir dan Kuantan Hilir Seberang (KHS), pada 15-21 April mendatang. Puncak pekan budaya itu akan
disemarakkan dengan perhelatan pacu jalur tradisional yang akan dilangsungkan di Tepian Lubuak Sobae, Baserah, 19-21 April. Jika tidak ada kendala, pacu ini akan memperebutkan hewan ternak yang jumlah totalnya akan melebihi hadiah-hadiah iven pacu jalur yang dilaksanakan sebelumnya. “Sesuai dengan koordinasi kami dengan Pak Bupati Kuansing, Insya Allah Pekan Budaya Kuansing akan
diadakan 15-21 April 2018 yang dipusatkan di Kecamatan Kuantan Hilir dan Kuantan Hilir Seberang. Sedangkan pacu jalur akan kita laksanakan selama tiga hari, 19 hingga 21 April,” ujar Sekretaris Umum Pekan Budaya Kuansing 2018 Endrianto Ustha ST MM, Ahad (11/3). Oleh karena sudah ada kepastian jadwal, Endrianto mengimbau seluruh jalur yang ada di Kuansing dan Inhu supaya latihan dari seka-
rang. “Pacu akan perebutkan juara satu sampai 10. Kita tidak ada pakai uang tunai untuk hadiah., karena memang kita akan kembalikan kepada pacu jalur tradisional, baik teknis pelaksanaan maupun hadiahnya,” ujarnya. Selain pacu jalur, lomba-lomba yang diadakan, antara lain, ada kesenian tradisional, lomba kotuak-kotuak, rarak godang dan calempong onam.(jps)
Truk Pengangkut Kayu Ilegal Diamankan JUPRISON/RIAU POS
TINGGAL ONGGOKAN PASIR: Kapal-kapal PETI ditambat dengan mesin dibongkar. Inilah kondisi Sungai Kuantan berbentuk onggokan pasir yang menjadi pulau-pulau kecil di wilayah Pangean. Foto diambil akhir pekan lalu.
TELUKKUANTAN (RP) - Polres Kuansing menangkap satu truk Colt Diesel tanpa nomor polisi yang bermuatan empat kubit kayu ilegal yang berasal dari kawasan hutan lindung Rimbang Baling, Kecamatan Singingi Hilir, Ahad (11/3) petang. Penangkapan yang dilakukan Polsek Singingi Hilir tersebut berawal
dari kecurigaan polisi yang menduga adanya laporan dari masyarakat bahwa di daerah tersebut sering keluar masuk truk pembawa kayu ilegal. Dari laporan warga tersebut, Kapolsek Singingi Hilir AKP Bambang Hariyanto SH MH memerintahkan Brigadir Kosmerdi dan Briptu Albizar untuk melakukan penangkapan.
Hal itu dibenarkan Kapolres Kuansing AKBP Fibri Karpiananto SH SIK melalui Kasubag Humas AKP Lumban G Toruan, Senin (12/3). Menurut Lumban, Polres Kuansing mengamankan dua pelaku masing-masing sopir truk dan pemilik kayu. “Pemilik kayu sekaligus sopir
berinisial AH (42) asal Kampar sudah kami amankan. Dalam truk itu ada tiga orang. Dua pelaku berhasil kabur dengan cara melompat dari truk saat penangkapan. Kami segera mencari dua pelaku yang berhasil kabur. Inisialnya sudah kami kantongi. Saat ini barang bukti sudah kami amankan,” ujar Lumban.(cr6)
Liga SSB Se-Rantau Kampar Kiri Digulirkan KAMPAR (RP) - Asosiasi Sekolah Sepakbola se-Rantau Kampar Kiri menggelar Liga yang dipusatkan di Lapangan SSB Porsic Muda Simalinyang, Kecamatan Kampar Kiri Tengah. Liga yang diikuti 15 SSB ini dimulai Ahad (13/4). Ke-15 tim tersebut adalah SSB Porsic Muda Simalinyang, SSB PSMS, SSB Tunas Mandiri, SSB Gunung Sari Bhayangkara, SSB Porsip J, SSB Pongkai, SSB Khatulistiwa, SSB Lipatkain Jr, SSB Bendungan, SSB Telukpaman, SSB Bhayangkara Toeroba, SSB Nabil Jr, SSB Padang sawah, SSB Adobes dan SSB Perselika. Ketua Asosiasi SSB se-Rantau Kampar Kiri Bripka Getra mengatakan liga untuk membangkitkan pembinaan usia dini. ''Kepada pelatih, didiklah anak-anak untuk berkembang sehingga menjadi generasi yang tangguh. Kemenangan jangan dijadikan tujuan utama, tapi bagaimana anak-anak usia dini ini bisa terus menambah jam bertanding,'' ujar Getra. Getra menjelaskan Liga ini akan berlangsung selama dua bulan dengan sistem kompetisi penuh. Bripka Getra yang juga merupakan Bhabinkamtipmas Desa Gunung Sari mengatakan dari liga ini juga diharapkan muncul pemain bagus. Hadir pada pembukaan liga tersebut Camat Kampar Kiri Tengah Drs Martius, Kepala Desa Simalinyang dan seluruh stake holder yang mendukung pembinaan sepakbola usia dini. ''Semoga liga ini berjalan sukses dari awal sampai akhir kompetisi nanti,'' ujar Getra didampingi Kabid Kompetisi Asosiasi SSB Rantau Kampar Kiri Muhrizal.(das)
TENDANGAN BEBAS: Pemain PSMS Medan melepaskan tendangan bebas ke gawang PSPS pada Liga 2 musim 2017. Pada 17 Maret, PSPS diundang melakukan uji coba di Stadion Teladan Medan.
INSTAGRAM PSPS
PSPS Uji Coba dengan PSMS Laporan SOLEH SAPUTRA, Pekanbaru TIM PSPS Riau mendapatkan undangan uji coba istimewa dari tim PSMS Medan. Pertandingan uji coba tersebut akan dilaksanakan, Sabtu (17/3) mendatang di Stadion Teladan pukul 19.00 WIB. Humas dan Media Officer PSPS, Muhammad Teza Taufik mengatakan, pertandingan
uji coba tersebut dikatakan istimewa karena pertandingan tersebut merupakan rangkaian uji coba Stadion Teladan Medan, pasca dilakukan renovasi untuk pelaksanaan Liga 1 musim 2018. "Stadion Teladan Medan berbenah total, dengan rumput baru, lampu yang sudah 800 lux serta renovasi tribun dan seluruh ruangan stadion. Laga yang sengaja
digelar malam hari memang dikhususkan untuk mengeset wajah baru Stadion Teladan Medan," katanya. Untuk mengetes lapangan baru tersebut, sebut Teza, PSMS memerlukan lawan yang dianggap sepadan guna mematangkan persiapan akhir tim berjuluk Ayam Kinantan tersebut, menjelang kickoff Liga 1 pada 23 Maret mendatang. Dan PSPS mereka pilih untuk men-
jadi lawan testimoni tersebut. "Bagi PSPS, undangan tersebut juga semakin mematangkan tim saat ini karena akan menghadapi lawan yang selevel di atasnya jika dilihat dari kasta kompetisi," ujarnya. Dikatakan Teza, pertandingan tersebut diprediksi akan menarik, pasalnya sejak dua musim terakhir. PSMS tidak pernah menang atas PSPS, baik saat bermain di Stadion
Teladan ataupun di Pekanbaru. Lebih-lebih dua laga terakhir di Teladan Medan, selalu berakhir untuk kemenangan tim Asykar Bertuah. "Namun begitu, hubungan kedua klub dari pengurus hingga suporter sangatlah baik. Kita berharap pertandingan uji coba tersebut bisa berjalan lancar dan memberikan manfaat bagi kedua klub," harapnya.(ade)
PCSS U-14 Wakili Pekanbaru BLiSPI Zona Riau 2018 PEKANBARU (RP) - Liga Sepakbola Pelajar Indonesia (BLiSPI) U-14 Zona Pekanbaru yang digelar di Lapangan Perumahan Damai Langgeng, Pekanbaru berakhir Ahad (11/3). Hasilnya, Pekanbaru City Soccer School (PCSS) keluar sebagai juara. Mereka pun berhak mewakili Pekanbaru ke Zona Riau yang dijadwalkan digelar 30-31 Maret mendatang. Pada turnamen yang diikuti lima tim ini, PCSS tak terkalahkan. Tim besutan Askuri ini menang 2-0 atas tim kuat PTPN REDAKTUR: ELVI CHANDRA
V dengan skor 2-0 dalam laga pembuka pada 3 Maret lalu. Selanjutnya, di laga kedua giliran Bina Bakat dikalahkan dengan skor 3-1. Di laga ketiga, PCSS menang WO karena lawannya Chevron tak datang. Sedangkan di laga penutup, Teguh dkk menang meyakinkan dengan skor 3-1. Di turnamen ini, PCSS U-12 diperkuat Fahruza (MTsN 5), Teguh Firmansyah (SMPN 12), Deco (SMPN 12), Reza Wahyu (SMPN 12), Syafwan Rauf (SD Madani), Raka Arya (SMPN 22), Karim (SMPN 18), M Fadil (SMPN 21), Aditya (SMP Aziziah), Zaki (SD 128), Imam (04), Nanda (SMPN 20), M Firdaus (SD 101), Agus Dwi (SD
04), Chabifa (MTs Muhamadiyah) dan Ade Kurniawan (SMPN 34). Pelatih PCSS U 14 Askuri bersyukur dengan hasil ini. "Alhamdulillah, perjuangan anak- anak yang tak kenal lelah menuai hasil maksimal. Prestasi ini diharapkan tidak membuat mereka cepat puas, tapi menjadikan motivasi untuk berbuat yang lebih baik lagi di laga Zona Riau nanti,'' ujar Askuri. Hal senada diungkapkan owner PCSS Edwar Riansyah didampingi Roni Saputra giat berlatih," ujar Edward yang juga dan Miskardi. "Selamat dan tetap membu- Ketua Askot PSSI Pekanbaru ini. mi. Semua ini melalui proses latihan yang Di sisi lain, Ketua Pelaksana kontinu. Jangan cepat puas dan semakin yang juga Korwil BLiSPI Pekan-
SELEBRASI: Pemain, pelatih dan ofisial PCSS U-14 melakukan selebrasi usai menjuarai BLiSPI zona Pekanbaru di Lapangan Damai Langgeng Pekanbaru, Ahad (11/3/2018). DENNI ANDRIAN/RIAU POS
baru Solichansyah berterimakasih kepada pendukung dan peserta iven ini. ''Selamat buat PCSS. Mudah-mudahan bisa lebih baik
lagi di zona Riau nanti. Terima kasih kepada semuanya atas terselenggaranya turnamen ini, " ucapnya.(das) TATA LETAK: YAYA TATA LETAK: FEBRI JAMIL
PRO-SIAK
16
MERANGKAI NEGERI DENGAN SYARAK
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
BSP-Pemkab Siak Gelar Pelatihan UMKM USAHA mikro, kecil dan menengah (UMKM) merupakan salah satu bagian penting dalam membangun perekonomian. Karenanya UMKM dituntut untuk siap melakukan perubahan, siap bersaing dan siap ikut berperan dalam ekonomi digital (UMKM Go Online). Dengan demikian UMKM dapat dijadikan andalan untuk masa yang akan datang. Hal ini dikatakan Asisten Pemerintahan dan Kesra Setdakab Siak Budhi Yuwono ketika membuka acara pelatihan kewirausahaan bagi pelaku usaha mikro dan kecil, Senin (12/3) di Hotel Grand Mempura. “UMKM ini penting karena ini penggerak ekonomi masyarakat. Makanya pelaku UMKM harus mampu penetrasi dengan teknologi terkini,” ujar Budhi. Meningkatnya pemanfaatan teknologi mengakibatkan adanya pergeseran perilaku konsumen dari yang semula bertransaksi secara tunai beralih untuk bertransaksi secara digital. Persoalanya saat ini, UMKM masih mengalami kendala keterbatasan modal kerja, sumber daya manusia yang rendah dan minimnya penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi. “Untuk mengatasi persoalan tersebut, Pemerintah Kabupaten Siak bekerja sama dengan PT Bumi Siak Pusako melalui dana CSR-nya melaksanakan pelatihan kewirausahaan bagi pelaku usaha mikro dan kecil yang ada di Kabupaten Siak. Harapannya pelatihan ini dapat meningkatkan wawasan kewirausahaan dan memotivasi pengembangan usaha serta akses permodalan melalui media digital,” tegasnya. Setelah ini para pelaku UMKM diharapkan segera menerapkan pengetahuan yang didapatkan. Momen pelatihan ini harus dimanfaatkan dengam sebaik mungkin. Jika ada hal yang tidak diketahui Budi meminta kepada peserta untuk tidak malu bertanya. “Ucapan terima kasih yang tak terhingga kami sampaikan kepada Kementerian Koperasi dan UKM RI, Pimpinan PT Bumi Siak Pusako dan Dinas Koperasi, Usaha Mikro Kecil dan Menengah Kabupaten Siak yang telah bekerja sama memfasilitasi acara ini,” pungkasnya.(adv/a)
Berharap Budaya Bersih Hasilkan Adipura PLT Bupati Siak Alfedri ikuti kegiatan Car Free Day Bebas Sampah dalam rangka Hari Peduli Sampah 2018 yang dipusatkan di Lapangan Tengku Mahratu, Ahad (11/3) pagi. Dalam arahannya, Pemkab Siak akan mengaktualisasikan langkah kerja bersama yang digagas melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dalam agenda tiga bulan bersih sampah. Menurutnya agenda semacam itu dimaksudkan guna menumbuhkembangkan serta meningkatkan kesadaran masyatakat dalam pengelolaan sampah. Gerakan semacam itu harus dimulai dari bersih sampah dan lingkungan baik di sarana publik, maupun di sarana pemerintah serta gerakan kolaboratif masyarakat yang berbasis pemanfaatan sampah. “Kami harapkan budaya bersih ini bisa memberikan hal yang baik dengan mendapatkan Adipura di tahun ini. Selain itu melalui membudayakan kebersihan, tentu ini juga termasuk bagian terpenting dalam kehidupan kita. Kami tentunya sangat mengapresiasi gerakan masyarakat siak dalam ikut berpatisipasi untuk membersihkan sampah yang ada serta ikut menjaga lingkungan dengan tidak membuang sampah sembarangan,” tukasnya.(adv/a)
HUMAS PEMKAB SIAK
BERSIHKAN SAMPAH: Plt Bupati Siak H Alfedri MSi ikut membersihkan sampah pada acara Car Free Day Bebas Sampah dalam rangka Hari Peduli Sampah 2018 yang dipusatkan di Lapangan Tengku Mahratu, Ahad (11/3/2018) pagi.
Ingin Ada Perda Sampah
P
LT Bu p at i Si a k A l f e d r i menyebutkan, pengelolaan sampah diatur dalam Undang Undang Nomor 18/2008 tentang Pengelolaan Sampah serta PP Nomor 81/2013 tentang Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Rumah Tangga. Bahkan melalui Perpres 97/2017 tentang kebijakan nasional penanganan sampah rumah tangga dan berbagai kegiatan lainnya seperti pengembangan bank sampah, sampah menjadi energi, serta berbagai kegiatan kemasyarakatan lainnya. “Sebagai perpanjangan tangan
pemerintah pusat, kita wajib menaati aturan yang ada di atas dan menyampaikan kepada masyarakat Kabupaten Siak,” kata Alfedri pada apel pagi bersama di halaman Kantor Bupati Siak, Senin (11/3) Apa lagi Kabupaten Siak, lanjutnya, sudah dua kali meraih Piala Adipura dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) sebagai kota kecil terbersih yang seharusnya terus dipertahankan. Alfedri mencontohkan Kota Bandung yang memiliki Peraturan Daerah (Perda) tentang Sampah. Pemerintah kotanya bukan hanya mengurusi masalah parkir dan masalah lingkungan,
namun telah menindak warganya yang membuang sampah baik di areal publik juga di jalan. “Langkah baik yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Bandung ini, sangat bagus untuk kita contoh di Siak sebagai kota tujuan wisata sudah saatnya kita terapkan peraturan yang tentang pengelolaan sampah ini. Karena semakin tahun jumlah penduduk terus mengalami peningkatan, juga ini diikuti dengan jumlah sampah yang dihasilkan suatu kota, kalau tidak bisa perda minimal peraturan bupati kita harus miliki,” tegasnya. Pada kesempatan itu, H Alfedri menyesalkan masih banyak pimp-
inan OPD yang tidak hadir pada acara Car Free Day Bebas Sampah yang dilakukan pada Ahad lalu, dalam rangka peringatan Hari Sampah 2018. Padahal kegiatan itu sebutnya sangat penting. “Kita sangat menyayangkan kegiatan yang bagus kemarinnya tidak ramai yang hadir. Dari pantauan hanya beberapa OPD saja. Kalau tidak hadir seharusnya di wakili, padahal ini sangat penting untuk meningkatkan kesadaran masyarakat peduli sampah harus dimulai dari pemerintah terlebih dahulu sebagai pembuat kebijakan,” tukasnya.(adv/a)
Hujan Tak Halangi Petani Nanam Sayuran
PIMPIN SERTIJAB: Kapolres Siak AKBP Barliansyah memimpin sertijab Kapolsek Tualang di halaman Mapolres Siak, Senin (12/3/2018).
WIWIK WIDANINGSIH/RIAU POS
PERAWANG (RP) - Musim penghujan, tidak menjadi kendala bagi sejumlah petani sayur mayur yang ada di Kecamatan Tualang untuk bercocok tanam. Pasalnya, petani memilih tanaman yang sesuai dengan kondisi cuaca saat ini, sehingga kerugian bisa diantisipasi terlebih dahulu. Hal ini dibuktikan oleh petani Pinang Sebatang Barat, Herman. Herman menyatakan ia menanam jenis sayuran daun lebar seperti bayam dan lainnya dengan hasil yang cukup memuaskan. Saat ini tanaman daun lebar telah siap untuk dipanen yang dipasarkan di sekitar Perawang. Dirinya mengaku menjual sayur bayam dengan harga tolak Rp1.500 seikat dengan jumlah panen bisa mencapai 700 ikat per hari. Tanamannya ada yang langsung diambil dan dijual di Pasar Perawang. Dengan hanya menjual sayur bayam saja, Herman mengaku bisa mencukupi keperluan keluarganya sehari- hari. Selain itu ia juga menanam tanamam lainnya di kebun. “Hasil panen sayur bayam cukup bagus. Dapat sekitar 700 ikat per hari. Selepas ini kita menanam tanamam yang lainnya. Hasilnya dapat untuk keperluan sehari-hari,” ujarnya. Hal senada juga disampaikan Wanto petani Perawang yang mengaku tanaman miliknya tidak ada kendala, karena ia menyesuaikan jenis sayuran dengan kondisi alam. Menurutnya, sebagai petani harus bisa memahami dan pengetahui kondisi alam dua atau tiga bulan ke depannya, sehingga tidak mengalami kerugian cukup parah. “Saya menanam sistem tumpangsari agar tanaman yang rentan terhadap perubahan alam bisa terlindung.Dan kerugian tidak terlalu besar dialami petani,” ungkapnya.(wik)
Kapolres Pimpin Sertijab Polsek Tualang SIAK (RP) - Kapolres Siak AKBP Barliansyah memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab), Kapolsek Tualang di halaman Mapolres Siak, Senin (12/3). Sertijab Kapolsek Tualang, sekaligus pisah sambut pejabat lama Kompol James Rajagukguk yang ditugaskan di Mapolres Rohil digantikan Kompol Jujur J Hutapea.
Kapolres Siak AKBP Barliansyah menyampaikan tujuan mutasi atau penggantian pejabat untuk meningkatkan kinerja kepolisian dalam membangun sinergisitas dengan masyarakat. Menurut Barliansyah bahwa mutasi di tubuh jajaran Polri itu merupakan hal yang biasa dilakukan. “Harapan saya, pejabat baru
agar segera melaksanakan tugas secara profesional dalam meningkatkan kualitas kinerja pelayanan terhadap masyarakat,” ujarnya. Ia juga berterima kasih kepada pejabat lama dan selamat bertugas di tempat yang baru. Pada kesempatan ini, kapolres menekankan kepada pejabat baru dan seluruh personel di jajaran
Polres Siak, bahwa saat ini sedang melaksanakan Operasi Mantap Praja Muara Takus 2018. Selaku anggota Polri, harus siap dari segala lini untuk menghadapi panasnya suhu politik. Pada saat hadapi pilkada sampai dengan masa pemungutan suara dengan mempelajari pengalaman sebelumnya dengan aman, tertib dan lancar.(wik)
Bencah Umbai Harapkan Cetak Sawah Baru
WIWIK WIDANINGSIH/RIAU POS
PANEN BAYAM: Petani di Perawang panen sayur bayam, Senin (12/3/2018). REDAKTUR: M ERIZAL
SUNGAI MANDAU (RP) - Kampung Bencah Umbai, Kecamatan Sungai Mandau memiliki potensi persawahan yang cukup menjanjikan bagi peningkatan perekonomian masyarakatnya. Lahan untuk persawahan padi telah tersedia seluas 300 hektare. Untuk itu, Kampung Bencah Umbai berharap adanya cetak sawah baru dari pemerintah. Penghulu Kampung Bencah Umbai Supriadi menyampaikan
kampungnya memiliki potensi yang cukup bagus untuk dijadikan daerah persawahan. Pada musrenbang tingkat Kecamatan Sungai Mandau mengusulkan cetak sawah baru. “Ada sekitar 300 haktare lahan yang bisa digarap menjadi persawahan baru untuk warga Kampung Bencah Umbai dan potensi yang bagus,” ujar Supriadi, Senin (12/3). Ia yakin dengan dibangunnya
sawah di Bencah Umbai akan meningkatkan perekonomian masyarakat setempat seperti Muara Kelantan yang telah memiliki persawahan. Selama ini warganya bekerja di kebun dan mencari ikan di sungai. Namun saat ini lanjut Supriadi, lahan yang ada masih status HTI. Untuk itu, dirinya berharap proses izin pinjam pakai dapat terealisasi untuk dibangun cetak sawah baru sesuai aturan yang ada.
Persawahan Bencah Umbai juga merupakan harapan warga agar memiliki penghasilan dari sumber tanaman. Ia yakin akan dapat membantu peningkatan perekonomian masyarakat kampung ke depannya. “Usulan cetak sawah baru ini telah kita sampaikan pada Musrenbang Kecamatan Sungai Mandau kemarin. Kita berharap dapat terealisasi pada anggaran 2019 mendatang,” ujarnya.(wik) TATA LETAK: EFAN
PRO-INDRAGIRI HILIR
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
BUMI SRI GEMILANG
17
Olahraga Arahkan Generasi Muda Sehat
O
LAHRAGA salah satu cara mengarahkan fisik dan jasmani yang sehat. Karena dengan sehat akan mudah untuk melaksanakan berbagai aktivitas. Hal ini disampaikan Pejabat sementara (Pjs) Bupati Indragiri Hilir (Inhil) H Rudyanto, belum lama ini di Tembilahan. ‘’Olahraga merupakan hal positif bagi masyarakat. Perbanyaklah olahraga karena dengan olahrga kita sudah memprogramkan pola hidup sehat,” katanya.
Sebagaimana program Pemkab Inhil yang mengajak masyarakat terus berolahraga, dibuktikan dengan dukungan menyediakan sarana olahraga di desa dan kecamatan. Hampir seluruh kecamatan se-Kabupaten Inhil ikut melaksanakan turnamen sepak bola. Sehingga tepat dikatakan bahwa olahraga merupakan cara tepat untuk mengarahkan perilaku positif seseorang. ‘’Jika ingin sehat rutinlah melakukan olahraga. Serta jauhi diri dari kegiatan negatif, baik dalam
bentuk obat-obatan terlarang,” pesan bupati. Sedangkan tujuan dasar kegiatan tersebut, guna mencari bibit-bibit pemain sepak bola yang berkualitas. Sebagaimana diketahui, banyak bakat generasi muda yang belum terkembangkan. ‘’Seleksi dengan baik, agar mereka dapat menjadi aset yang mampu membanggakan daerah hingga pada kancah yang lebih tinggi,” imbuhnya yang juga menjabat Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau itu.(adv/a)
Jaringan Internet Masih Terbatas KEPALA Desa Intan Mulya Jaya, Kecamatan Pelangiran, Sumaji, mengakui masih ada keterbatasan warga di desanya untuk dapat menikmati akses internet. Meski demikian, pihaknya tidak berdiam diri. Warga di sana berusaha keras untuk melakukan terobosan dengan memasukan akses internet ke desa, dan Hasilnya sudah mulai dirasakan. ‘’Dengan melakukan kerja sama bersama pihak terkait, kita mampu membuat internet desa,” kata Sumaji, baru-baru ini.
Namun demikian, menurutnya akses internet masih terdapat kelemahan. Salah satunya jangkauan internet desa hanya pada radius 300 meter dari tower yang dipasang di sekitar kantor Desa Intan Mulya Jaya. ‘’Karena itu setiap hari lokasi kantor desa selalu dipenuhi warga yang ingin memanfaatkan jaringan internet,” jelasnya. Dampak dari adanya internet desa menurutnya cukup luar biasa. Terutama dalam mengumpulkan informasi-informasi yang bersifat
positif. Di balik itu ada pula hal-hal negatif yang perlu dijauhi. ‘’Kami mengimbau agar masyarakat, khususnya anak-anak agar menggunakan sarana ini untuk kebaikan dan menambah pengetahuan,” pesannya. Dengan terbuka akses internet desa, secara otomatis menjadi terbukanya informasi yang merupakan jendela kemajuan. Ke depan pihaknya berencana untuk lebih mengembangkan radius internet yang sudah ada.(adv/a)
TANDATANGAN: Sekda Inhil H Said Syarifuddin menandatangani berita acara serah terima LHP kepada BPK RI Perwakilan Provinsi Riau, belum lama ini. HUMAS PEMKAB INHIL
HUMAS PEMKAB INHIL
MASUKI LOKASI: Pjs Bupati Inhil H Rudyanto dengan berjalan kaki memasuki lokasi kegiatan yang digelar di Jakarta, beberapa waktu lalu.
Bidan Harus Aktif Cegah Kematian Bayi DALAM rangka menekan jumlah kematian ibu dan bayi di wilayah Indragiri Hilir (Inhil), tenaga medis khususnya bidan, diminta berperan aktif dan selalu berada di tempat tugas. Sebab diketahui belakangan ini, jumlah kematian ibu dan bayi cenderung mengalami peningkatan. Untuk itu perlu ada aksi nyata agar kemungkinan buruk tersebut dapat ditekan semaksimal mungkin. ‘’Petugas kesehatan merupakan ujung tombak menekan itu semua. Maka dari itu mereka harus tetap berada di tempat,” ungkap Sekda Inhil H Said Syarifuddin, dalam salah satu agenda baru-baru ini. Sebagai petugas medis, bidan
dan sejenisnya dikatakan sekda, meski bersungguh-sungguh dan serius dalam membantu proses persalinan. Karena, kematian ibu dan bayi dapat diantisipasi dengan beberapa hal, diantaranya dalam langkah-langkah tindakan persalinan. Kemudian faktor lain penyebab terjadinya kasus kematian ibu dan bayi, akibat melahirkan di tempat-tempat yang tidak layak secara medis. Ditambah lagi, jika yang bersangkutan memiliki penyakit yang dapat menghambat persalinan. Berdasarkan data yang dihimpun Dinas Kesehatan (Diskes) Inhil belum lama ini, jumlah kematian ibu dan bayi sampai saat
ini cendrung meningkat. Jika tidak dilakukan penanganan dengan baik, bukan tak mungkin jumlah itu akan semakin bertambah. Hal yang tak kalah pentingnya dikatakan sekda, agar petugas medis meski melakukan pendataan dengan cermat. Termasuk terhadap para penderita gizi buruk. Dengan demikian pemerintah dapat melakukan tindakan antisipasi. ‘’Saya yakin kasus gizi buruk dapat ditangani jika kita benar-benar mendapatkan data yang akurat. Apapun persoalan yang akan kita pecahkan, harus disertai dengan data bersangkutan,” imbuh mantan Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Riau itu.(adv/a)
Tiga Pelaku Narkoba Ditangkap Polisi TEMBILAHAN (RP) - Tiga laki-laki yang diduga menjadi pelaku tindak pidana narkotika jenis sabu berhasil diamankan Satres Narkoba Polres Indragiri Hilir (Inhil), Ahad (11/3) sekitar pukul 22.30 WIB. Ketiga pelaku masing-mas-
REDAKTUR: M ERIZAL
ing berinisial YA (21) warga Jalan M Boya Tembilahan yang ditangkap dari kediamannya sendiri, kemudian MA (25) warga Jalan Abdul Manaf, Tembilahan dan Nop (33 ) warga Jalan Semampau, Tembilahan. ‘’Pelaku saat ini sudah kami amankan untuk pemeriksaan
lebih lanjut,” ungkap Kapolres Inhil AKBP Christian Rony Putra, melalui Kasat Narkoba AKP Backtiar, Senin (12/3). Dari tangan YA , polisi menyita barang bukti (BB) berupa 1 unit handphone yang didalamnya terdapat empat paket kecil sabu, satu unit
timbangan digital dan 1 unit handphone warna putih, 1 buah tas kain warna biru yang di dalamnya terdapat 1 ikat plastik putih bening serta sejumlah barang bukti lainnya. ‘’Selain itu disita pula dua unit handphone warna hitam, dan 1 buah dompet warna coklat yang
di dalamnya terdapat uang tunai Rp318.000,” katanya. Kasus ini terbongkar berawal dari informasi masyarakat yang menjelaskan bahwa YA, sering bertransaksi narkotika di rumahnya. Menindaklanjuti informasi tersebut, polisi akhirnya melakukan penyelidikan.(ind)
TATA LETAK: EFAN
PRO-ROKAN HULU
18
NEGERI SERIBU SULUK
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Pencairan APBD Tergantung Kesiapan OPD PROGRAM kegiatan yang tertuang di dalam APBD Rohul 2018, dalam pekan ini telah bisa dilaksanakan oleh masing-masing organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Rokan Hulu. Dalam artian, OPD telah bisa mengusulkan proses pencairan dana APBD 2018, sesuai dengan kegiatan yang telah dilaksanakan menjelang berakhirnya triwulan pertama. Sekdakab Rohul Ir Damri Harun MM, Senin (12/3) menegaskan, tidak ada kendala bagi OPD di lingkungan Pemkab Rohul untuk mengusulkan proses pencairan APBD 2018. Karena secara administrasi telah siap, dimana pemerintah daerah telah menerbitkan surat keputusan (SK) penatausahaan pengelolaan keuangan di masing-masing OPD, baik kuasa pengguna anggaran (KPA), pejabat pelaksana teknis kegiatan (PPTK), bendahara pengeluaran dan bendahara pembantu. ‘’Sekarang tergantung kesiapan dari masing-masing OPD untuk melakukan pengusulan pencairan dana sesuai DPA ke Badan Pengelolaan Keuangan
dan Aset Daerah Rohul. Jadi cepat atau lambatnya pencairan dana itu, tergantung kesiapan OPD mengajukan SPP, untuk kegiatan yang sudah berlalu, dengan uang persedian yang ada,’’ ujarnya. Damri mengatakan, diprosesnya pencairan kegiatan di masing-masing OPD berdasarkan pengajuan surat perintah pencairan (SPP) dan surat perintah membayar (SPM) untuk diterbitkan SP2D oleh BPAD Rohul. Sebab, bila OPD belum mengajukan SPP dan SPM, tentu tak bisa diproses pencairan kegiatan, karena secara administrasi belum diajukan ke BPAD Rohul. Sekda mengimbau kepada pejabat penatausahaan pengelelolan keuangan di masingmasing OPD Rohul, agar dapat bekerja sesuai dengan aturan perundang-undangan yang berlaku. ‘’Pejabat administrasi penatausahaan pengelolaan keuangan di masing-masing OPD, tegakkan aturan. Jangan bermain api dalam melaksanakan kegiatan yang ada,’’ tegasnya.(epp)
ENGKI PRIMA PUTRA/RIAU POS
FOTO BERSAMA: Bupati Rohul H Sukiman foto bersama dengan Forkopimda, Ketua Bawaslu dan Panwaslu Rohul serta Ketua KPU Rohul, usai memimpin apel bersama sosialisasi netralitas ASN dan kepala desa se-Rohul di halaman kantor bupati, Senin (12/3/2018).
Bupati: Jaga Netralitas ASN
P
ROSES pengawasan terkait netralitas aparatur sipil negara (ASN) pada pelaksanaan Pilkada 2018 semakin diperketat. Karena sanksi sangat tegas, bagi ASN yang terbukti melakukan pelanggaran dan tidak netral pada pelaksanaan pemilihan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Riau tahun ini. ‘’Saya ingatkan kepada seluruh ASN di lingkungan Pemkab Rohul untuk menjaga netralitas dalam pelaksanaan Pilgubri 2018, dengan mematuhi 10 poin fakta integritas yang telah ditandatan-
gani bersama dengan Bawaslu Riau,’’ ungkap Bupati Rohul H Sukiman, Senin (12/3), usai memimpin,apel bersama netralitas ASN dan kades/lurah se-Kabupaten Rohul pada Pilgubri 2018 di halaman kantor bupati. Dalam apel bersama, dihadiri Forkopimda, Ketua Bawaslu Riau Rusidi Rusdan SAg MP, Ketua Panwaslu Rohul Fajrul Islami Damsir, Ketua KPU Rohul Fahrizal ST MT, kepala OPD, camat, kades se-Rohul dan para ASN di lingkungan Pemkab Rohul. Menurutnya, kalau terbukti melanggar dan tidak menjaga ne-
tralitasnya, maka ASN akan diberi sanksi tegas. Dimana Panwaslu atau Bawaslu berkoordinasi dengan KASN, Kemenpan-RB dan Kemendagri untuk selanjutnya ASN bersangkutan akan dikenakan sanksi sesuai aturan yang berlaku. Bupati menyebutkan bentuk ketidaknetralan ASN itu baik berupa unggahan-unggahan konten yang menyangkut pilkada seperti foto, memberi komentar, bahkan menyukai unggahan berbau pilkada pun bakal menjadi sasaran sanksi untuk ASN. ‘’Saya harapkan para ASN jangan
menjadi pembicara atau narasumber pada kegiatan pertemuan partai politik. Jaga netralitas sebagai ASN kerjakan saja tugas yang telah diamanahkan oleh negara, biarlah para elite porpol saja yang ikut dalam kancah politik,’’ tuturnya. Bupati mengimbau kepada para ASN agar jangan menjadi biang masalah di tengah masyarakat namun hendaknya dapat mendukung kelancaran berbagai proses pelaksanaan pilkada, sehingga pelaksanaan pilgubri berjalan aman, tertib, lancar dan sukses.(adv)
Empat Karyawan Ditangkap saat Berjudi
ENGKI PRIMA PUTRA/RIAU POS
TANDATANGANI PAKTA INTEGRITAS: Sekdakab Rohul Ir Damri Harun MM dan Kades Pematang Berangan Maisar, menandatangani pakta integritas terkait netralitas ASN pada pelaksanaan Pilgubri 2018, usai pelaksanaan apel bersama di halaman kantor bupati, Senin (12/3/2018).
SETELAH sebelumnya polisi mengamankan dua karyawan PTPN V Kebun Sungai Siasam dalam kasus judi domino di Kecamatan Rokan IV Koto, Ahad, (11/3), empat karyawan PTPN V Kebun Sungai Terantam, Kecamatan Tandun bersama seorang warga, ditangkap polisi dengan tuduhan tindak pidana perjudian jenis kartu remi (song). Keempat karyawan PTPN V Sungai Terantam yang diciduk anggota Polsek Tandun, berinisial ADL alias Ucok (47), SR alias
Pulungan (52), SP alias Suprat, serta dan PS alias Jambang (52) serta ikut diamankan seorang laki-laki berinisial HB alias Buyung (39). Kapolres Rohul AKBP Yusup Rahmanto SIK MH melalui Paur Humas Ipda Nanang Pujiono SH, Senin (12/3) menyebutkan, kelima lelaki yang ditangkap diduga melakukan tindak pidana perjudian, berdasarkan Laporan Polisi Nomor: LP.A/20/K/III/2018/Riau/ Res Rohul/Sek.Tandun, tanggal 11 Maret 2018.
Dijelaskannya, penangkapan 5 terduga penjudi kartu remi, berawal informasi masyarakat, Sabtu (10/3) sekitar pukul 22.00 WIB, ada perjudian di sebuah warung di Perumahan Afdeling III, Kebun PTPN V Sungai Tapung, Desa Sungai Kuning, Kecamatan Tandun ke Polsek Tandun. Menindaklanjuti informasi itu, Kapolsek Tandun AKP Nurman SH MH memerintahkan Kanit Reskrim Polsek Tandun Ipda Aguswandi dan anggota melakukan penyelidikan ke lokasi.
Setibanya dilokasi, informasi yang disampaikan masyarakat itu benar adanya, ketika itu ada 5 orang yang sedang melakukan kegiatan perjudian. Dengan bergerak cepat, anggota Polsek Tandun langsung mengamankan kelima pria yang sedang asyik bermain kartu remi itu. Saat penggerebekan, selain menciduk 5 lelaki, polisi menyita barang bukti berupa 1 set kartu remi merek Tri Fish, serta uang tunai diduga sebagai taruhan sebesar Rp970 ribu.(adv)
PRO-ROHIL-MERANTI-BENGKALIS Tujuh ASN Meranti Diberhentikan
SYAHRI RAMLAN/RIAU POS
BEBATUAN: Pantai yang dipenuhi bebatuan dan pasir putih ini dapat ditemukan di Pulau Jemur yang berada di Gugusan Kepulauan Aruah di Kecamatan Pasirlimau Kapas, Kabupaten Rohil. Foto diambil baru-baru ini.
Honor Turun Jadi Rp200 Ribu Guru Honor Madrasah Ancam Demo Laporan EVI SURYATI, Bengkalis NASIB miris kembali dialami ribuan guru madarasah di Kabupaten Bengkalis. Belum lama berlega hati menerima honor setiap bulan secara lancar setelah sebelumnya selalu menerima keterlambatan pencairan dana bantuan untuk para guru, kini mereka kembali harus mengurut dada. Pasalnya, gaji yang akan diterima per bulannya pada 2018 ini turun drastis menjadi Rp200 ribu, dari yang sebelumnya berkisar Rp850 ribu hingga Rp1 juta. Menurun drastisnya honor guru madrasah itu menyusul berkurangnya bantuan dana hibah dari Pemkab Bengkalis dari sebelumnya sebesar Rp34 miliar, pada REDAKTUR:ADE CHANDRA
tahun anggaran 2018 ini hanya sejumlah Rp9 miliar. Terjun bebasnya bantuan dana hibah tersebut membuat gusar ribuan guru madrasah di Kabupaten Bengkalis. Menurut mereka, gaji Rp200 ribu per bulan sangat tidak manusiawi dan sangat-sangat memprihatinkan. “Kita masih ingat janji-janji kampanye Pak Bupati dulu, yang katanya mau menyamakan honor yang diterima guru madrasah dengan guru honor yang mengajar di sekolah umum. Kita akan tanyakan itu, karena jangankan menyamakan dengan guru di sekolah umum, yang ada sekarang malah jeblok se-jeblok-jeboknya,” ujar Ketua Forum Guru Madrasah Kabupaten Bengkalis H Ridwan Ahmad, Senin (12/3). Ia mengatakan, pihaknya akan mengklarifikasi besaran dana bantuan hibah tersebut kepada pihak terkait. Jika memang tidak bisa disamakan dengan guru di sekolah umum, setidaknya
honor yang diterima guru madrasah sama dengan tahun-tahun sebelumnya. “Tapi, kalau itupun tidak bisa dilakukan, maka kami, ribuan guru honor madrasah di Kabupaten Bengkalis siap menggelar aksi demonstrasi. Bagi kami, Rp200 ribu per bulan itu sangat tidak manusia, sangat-sangat keterlaluan,” ujar Ridwan lagi. Terpisah, Ketua Komisi IV DPRD Bengkalis, Sofyan saat dihubungi, Senin (12/3) tidak menampik terjadinya penurunan bantuan hibah yang sangat besar pada tahun anggaran 2018 ini. Jika tahun sebelumnya bantuan dana hibah untuk guru madrasah Rp34 miliar, tahun 2018 ini hanya tinggal Rp 9 miliar. Kemungkinan ditambah pada Perubahan APBD 2018 bisa dilakukan, bisa tidak. Mengingat kekurangan dana jika harus disamakan dengan tahun sebelumnya cukup besar. ”Ditambah di APBD Perubahan bisa saja dilakukan, tapi kan
jumlah tetap tidak bisa sama seperti tahun lalu. Karena kekurangannya puluhan miliar,” kata Sofyan. Saat pembahasan APBD 2018 kata Sofyan, dana bantuan hibah untuk madrasah sejatinya hanya Rp6 milar. Saat itu kata Sofyan dirinya bersama anggota Komisi IV yang lain berharap ada penambahan, miminal menjadi Rp17 miliar. Namun saat pengesahan hanya bertambah Rp3 miliar, menjadi Rp9 miliar. Sebelumnya, Plt Kepala Disdik Kabupaten Bengkalis Edi Sakura melalui Kepala Bidang Pembinaan dan Ketenagaan M Rasyid SH, juga menyampaikan persoalan berkurangnya bantuan dana hibah untuk guru madasah. “Tahun ini anggaran untuk tambahan penghasilan guru honor madrasah dipastikan turun. Disdik masih menganggarkan untuk memberikan bantuan tersebut sesuai dengan kemampuan dana,
tahun ke tahun APBD Kabupaten Bengkalis semakin berkurang, tentu besarannya tergantung dari kemampuan keuangan daerah,” kata Rasyid, Senin (5/3). Dijelaskannya, anggaran tambahan penghasilan tersebut masih ada, dan penyalurannya sesuai dengan mekanisme yang ada seperti tahun lalu ke rekening masing-masing guru bersangkutan. Tetapi, pihaknya tetap bekerja sama dengan Kantor Kemenag agar data guru betul-betul valid, dan bantuan ini dapat diterima kepada yang berhak. “Yang jelas, kita berharap kepada guru honorer madrasah, dengan kondisi APBD kita berharap jangan dipersoalkan berapa besarnya. Pemerintah tetap memperhatikan teman-teman yang ada di sekolah madrasah. Bantuan tersebut dapat diterima dan saat ini masih dalam proses, dan sebelum Idul Fitri mudah-mudahan sudah direalisasikan,” katanya.(ade)
SELATPANJANG (RP) - Semenjak 2016 hingga 2017, tujuh aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemkab Kepulauan Meranti diberhentikan. Hal tersebut dilakukan sesuai Peraturan Pemerintah (53) tahun 2010 tentang Disiplin Pegawai. “Dari tujuh ASN yang diberhentikan, masalahnya bermacam-macam. Mulai dari masalah kehadiran, asusila, dan narkoba,” kata Kabid Pengem- HARAMAINI bangan, Pembinaan dan Kinerja ASN Badan Kepegawaian Daerah Meranti, Haramaini, Senin (12/3). Untuk 2016, tiga ASN diberhentikan disebabkan kehadiran yang minim. Pasalnya sesuai PP 53 jika ASN selama setahun tidak hadir sebanyak 46 hari kerja tanpa keterangan, harus diberhentikan. Sedangkan pada 2017 didapati empat ASN yang diberhentikan. Setiap ASN yang bermasalah tidak semerta merta langsung diberhentikan. Sesuai dengan pelanggaran yang dibuat, mulai yang ringan, sedang hingga yang berat sampai pemberhentian. “ASN yang akan diberhentikan itu melalui kami prosesnya. Kalau untuk pemberhentian hinggal surat pemberhentian itu yang mengeluarkan Bidang Pengadaan Pemberhentian dan Informasi Kepegewaian,” lanjutnya. Sementara ASN yang diberhentikan pada 2018, Haramaini belum bisa menjawab. “Tahun 2018 ini ada dua ASN dalam proses. Belum bisa dipastikan akan diberhentikan. Masing-masing masalahnya ada yang menyangkut asusila ada juga yang terkait hubungan perselingkuhan,” terangnya.(cr1)
Dua Kepenghuluan Gugat Pelantikan BAGANSIAPIAPI (RP) - Dari pelantikan para datuk penghulu (DP) yang terpilih dalam Pemilihan Kepenghuluan (Pilpeng) Serentak Tahap II yang digelar beberapa waktu lalu, ternyata masih ada dua kepenghuluan yang mengalami gugatan hasil Pilpeng. Hal itu dibenarkan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Rohil H Jasrianto, Senin (12/3). "Ya ada dua yakni Kepenghuluan Sungai Tapah, Kecamatan Tanjung Medan dan Kepenghuluan Meranti Makmur, Bagan Sinembah," kata Jasrianto. Gugatan itu terkait dengan hasil pemilihan, dimana ada pihak yang tak puas dengan hasil yang sudah ditetapkan tersebut. Menurut Jasrianto hal itu sudah merupakan konsekuensi dari demokrasi, dimana dari pemilihan pasti ada yang kalah maupun menang. Jika pihak yang kalah merasa tidak puas, maka tentunya bisa mengunakan hak sesuai dengan ketentuan atau peraturan yang ada. "Tak puas dengan hasil itu, silakan saja," katanya. Kendati begitu terhadap hasil pemilihan di kepenghuluan tersebut telah dilaksanakan pelantikan beberapa waktu lalu.(fad) TATA LETAK: EFAN
PRO-KAMPAR-PELALAWAN-INHU
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
19
12 Anggota Polres Inhu Diperiksa
RINA DIANTI HASAN/RIAU POS
DILANTIK: Bupati Kampar Azis Zaenal melantik 133 pejabat di lingkungan Pemkab Kampar di Bangkinang, Senin (12/3/2018)
Ratusan Pejabat Dilantik Laporan RINA DIATI HASAN, Bangkinang
BUPATI Kampar Azis Zaenal melantik 133 orang yang menduduki jabatan pimpinan tinggi pratama, jabatan administrator dan jabatan pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar, Senin(12/3). Pelantikan dan pengambilan sumpah ini, dilakukan dalam rangka mengisi formasi jabatan
yang kosong serta dalam upaya pembenahan, penyegaran dan penyesuaian kompetensi pejabat-pejabat di lingkungan pemerintah Kabupaten Kampar. ‘’Penataan ini telah mendapat persetujuan dari Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara berdasarkan surat Nomor B-505/KASN/3/2018 perihal rekomendasi hasil evaluasi kinerja dan uji kompetensi JPT pratama di lingkungan Pemkab Kampar. Parameter utama
yang digunakan dalam menentukan jabatan bagi setiap pegawai dilakukan melalui pertimbangan, kompetensi, kualifikasi, integritas, loyalitas, moralitas, pendidikan dan pelatihan serta nilai pengabdian dan komitmen terhadap tugas dan tanggung jawab kepada daerah, negara dan bangsa,’’ ungkap Azis. Selain itu kepada pejabat yang baru dilantik, Azis berpesan agar dapat melaksanakan penyesua-
ian diri dengan tugas dan tanggung jawab yang baru dan senantiasa menjaga integritas, loyalitas dan disiplin. Meningkatkan profesionalisme sebagai ASN serta menjaga sikap, perbuatan, serta moralitas sebagai aparatur negara. ‘’Lakukan terobosan - terobosan positif dengan ide-ide kreatif, inovatif serta dibarengi pemikiran yang cemerlang dan bernas,’’ ungkap Azis.(izl)
Lagi Perusahaan Perkebunan Tak Hadiri Hearing RENGAT (RP) - Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) meradang saat acara rapat dengar pendapat pada Senin (12/3). Pasalnya, pada rapat dengar pendapat Komisi II dengan instasi terkait di Pemerintah Kabupaten Inhu, pihak perusahaan perkebunan yang diduga tidak
mengantongi izin kambali tidak hadir. Pada hal, rapat dengar pendapat kali ini merupakan yang kedua kalinya diminta PT RU hadir untuk didengar keteranganya tentang pembangunan perkebunan kelapa sawit selama ini. “Dari keterangan yang dihimpun dari peserta rapat yang hadir, ribuan hektare
arael perkebunanannya tidak mengantongi izin. Sehingga layak dipanggil hearing ini,” ujar Ketua Komisi II DPRD Inhu Nopriadi, saat membuka rapat. Pada rapat kedua ini, selain pihak perusahaan juga diminta hadir pihak koperasi yang diduga selama ini ikut serta dalam pengembangan perkebunan
Batas Riau-Sumut Tunggu Permendagri sambungan dari hal 20 Tata Pemerintahan dan Otonomi Daerah Setdaprov Riau Sudarman, Senin (12/3) memaparkan, pihaknya kini memang masih menunggu Permendagri tersebut. ‘’Soal administrasinya sudah (lengkap, red), tapi perlu Permendagri supaya tapal batas jelas,’’ katanya.
Dia melanjutkan, dari informasi yang diterimanya, Permendagri tersebut akan terbit pada triwulan pertama tahun 2018. ‘’Janjinya pada triwulan pertama 2018. Kita tunggulah sampai April nanti,’’ imbuhnya sambil mengatakan, bersamaan dengan itu akan terbit pula Permendagri yang mengatur tapal batas Riau dan Kepulauan Riau. Sebelumnya, Permendagri yang
mengatur tapal batas ini dijanjikan akan tuntas sebelum pilkada karena saat pilkada serentak rawan muncul gesekan kepentingan politik. Nantinya, Permendagri wajib dipatuhi oleh semua pihak. Jika kemudian Permendagri dilanggar, akan ada sanksi dan ancaman hukuman. Permendagri itu sudah merupakan keputusan final.(izl)
Awasi Alokasi Dana Replanting Sawit sambungan dari hal 20 dalam bentuk hibah Rp25 juta untuk 1 hektare. Untuk itu, masyarakat diharapkan turut mengawasi prosesnya serta mengadukan bilamana ada kejanggalan dalam proses alokasi. Seperti yang disampaikan oleh Anggota Komisi B DPRD Riau Karmila Sari kepada Riau Pos, Senin (12/3). Untuk menghindari penyimpangan alokasi, pihaknya berjanji akan turut mengawasi. Mulai dari proses pencairan sampai ke tangan masyarakat yang berhak
mendapatkan. Ada beberapa kesepakatan yang telah dibentuk oleh Komisi B. Pertama, setiap anggota akan turut memberikan sosialisasi ke masyarakat dalam setiap reses. Untuk memastikan bahwa petani yang berhak mendapatkan sudah menerima, nantinya dewan akan membentuk komunikasi langsung dengan para petani. ‘’Nanti langsung tanya ke kelompok tani yang dapat replanting. Pasti itu. Kan berdasarkan alamat. Harus ada daftarnya. Koordinasi dengan kabupaten juga,” pungkasnya.
Selain itu masyarakat juga harus mengawasi. Jika sudah terdaftar dan ternyata tidak menerima, maka ia meminta agar masyarakat segera menyurati DPRD. Menurut dia hal itu sangatlah penting. Mengingat alokasi dana oleh Pemerintah Pusat memang ditujukan untuk masyarakat. ‘’Jangan sampai terjadi penyimpangan. Kami di dewan juga akan mengambil peran di sini. Terutama dalam hal pengawasan. Masyarakat harus aktif. Lapor bilamana ada kejanggalan,”pungkasnya. (nda)
Dua Hot Spot Muncul di Dumai sambungan dari hal 20 pagi, terdapat empat titik hot spot di Sumatera, yakni di Aceh dua titik dan Riau dua titik. Di Riau katanya, dengan tingkat kepercayaan di atas 50 persen, ada di Kota Dumai, dan dengan tingkat kepercayaan di atas 70 persen satu titik juga berada di Kota Dumai. Sama juga pada Ahad (12/3) petang, BMKG mencatat bahwa ada dua titik hot spot di Dumai. Sedangkan titik panas, atau dengan tingkat kepercayaan di atas 70 persen, ada satu titik di Dumai. Padahal beberapa hari belakang, titik hot spot sempat nihil. Untuk saat ini kata Slamet, hujan juga berpotensi mengguyur sejumlah daerah di Riau. Yakni pada pagi hari, hujan ringan disertai petir dan angin kencang mengguyur Inhu, Inhil, Pelalawan, Kuasing dan sebagian Kampar. Sementara pada siangnya, hujan ringan hingga sedang yang dapat disertai dengan petir dan angin kencang, terjadi di sebagian wilayah Rohul, Kuansing, Inhu, Inhil dan Siak. Malam harinya juga
terjadi hal yang sama di Pekanbaru, Pelalawan, Inhu, Inhil, Kota Dumai dan Kuansing. “Dini hari potensi hujan ringan hingga sedang terjadi di sebagian wilayah Kota Pekanbaru, Kuansing, Inhu, Inhil dan Rohul,” ujarnya. Sedangkan suhu udara antara 23,0-33,0 derajat celsius. Kelembapan udara 50-98 persen. Angin berhembus ke utara dan timur laut dengan kecepatan 09-27 km per jam. Slamet Riyadi juga mengakui, sejumlah daerah di Riau sering diguyur hujan. Namun, hujan yang terjadi masih didominasi di Riau bagian Selatan dan Barat. ‘’Musim kemarau berakhirnya pada pertengahan Maret. Kalau hujan memang ada, tapi di Riau bagian Selatan dan Barat, seperti di Pekanbaru, Inhu, Kuansing dan sebagian Inhil,” kata Slamet. Setelah nanti masuk musim hujan, akan terjadi lagi musim kemarau. Karena secara klimatologis, wilayah Provinsi Riau pada tahun 2018 ini, akan mengalami dua kali musim kemarau dan dua kali musim hujan.
Musim kemarau pertama terjadi pada akhir Januari 2018, hingga pertengahan Maret 2018. Sementara musim kemarau kedua kata Slamet, diperkirakan mulai pada Mei 2018 yang berlangsung hingga Agustus 2018. Sedangkan awal musim hujan pertama, diperkirakan masuk pada akhir Maret, sampai dengan April 2018. Musim hujan kedua masuk pada awal September dan berlangsung hingga Desember 2018. ‘’Riau memiliki pola hujan equatorial. Pola ini tidak memiliki musim pancaroba dan musim kemarau masih terdapat hujan dengan nilai kurang dari 50 mm/ dasarian,” ujar Slamet. Pola hujan equatorial ini yakni, wilayahnya memiliki distribusi hujan bulanan dengan dua puncak musim hujan (bimodial) maksimum, dan hampir sepanjang tahun masuk dalam kriteria musim hujan. Pola equatorial dicirikan oleh tipe curah hujan dengan bentuk bimodial yang biasanya terjadi sekitar bulan Maret dan Oktober.(dal)
Dewan Pertanyakan Bulog Beli Gabah ke Tengkulak sambungan dari hal 20 keuntungan pribadi? Ini sudah keterlaluan,” ucap Sugianto kepada Riau Pos, Senin (12/3). Lebih jauh diceritakan Sugianto, pihaknya mendapat informasi tersebut langsung dari mulut masyarakat. Kedepan, ia meminta agar masyarakat untuk mendapatkan bukti langsung tentang peristiwa itu. Sehingga DPRD sendiri bisa mengambil tindakan atas tinda REDAKTUR: MONANG LUBIS
kan Bulog yang mengecewakan masyarakat itu. ‘’Kalau melanggar aturan jelas. Karena Bulog kan untuk menciptakan ketahanan pangan, di antaranya adalah membeli langsung kepada petani. Mereka (Bulog, red) tidak mengindahkan Instruksi Presiden untuk membeli kepada masyarakat,” pungkasnya dengan nada kesal. Sementara itu Humas Bulog Riau Faldi Wiranata mengaku
tidak tahu jika ada permasalahan itu. Menurutnya, informasi tersebut perlu didalami terlebih dahulu. Sekalipun benar, dirinya baru akan menanyakan bagaimana sistem operasi dan prosedur (SOP) pembelian gabah. ‘’Ini infonya baru dapat. Nanti saya tanya dulu bagaimana SOP. Kalau SOP saya belum tahu sih, seharusnya memang tidak boleh ke tengkulak. Harusnya ke petani,” jawabnya.(nda)
tersebut. Ba h k a n , p i ha k BP N ya ng langsung dihadiri Kepala BPN Inhu Azwar juga menyatakan bahwa aktivitas yang dilakukan PT RU berada di kawasan hutan lindung Bukit Betabuh. Untuk itu katanya, upaya pemanggilan tahapan ketiga terus akan dilakukan oleh Komisi II.(kas)
PEKANBARU (RP) - Kasus percobaan melarikan diri yang dilakukan tahanan menggunakan senjata api di sel Mapolres Indragiri Hulu, masih dalam penyelidikan. Kini, Bidang Profesi dan Pengamanan (Bid Propam) Polda Riau telah memeriksa sebanyak 12 anggota polisi. Demikian diungkapkan Kabid Propam Polda Riau Kombes Pol Pitoyo Agung kepada Riau Pos, Senin (12/3). Dia mengatakan, penanganan kasus ini terus berjalan. Dimana, pihaknya telah memintai keterangan beberapa saksi. ‘’Masih dalam proses, sudah ada 12 anggota yang kita diperiksa,” ujar Pitoyo. Pemeriksaan terhadap anggota tersebut dijelaskan Pitoyo, untuk mengetahui sejauh mana nanti masing-masing peranan mereka ketika jam membesuk tahanan. “Sejauhmana peranan para anggota, dalam artian ketidakketelitiannya pada jam besuk,” jelas Kabid Propam Polda Riau. Saat ini ditambahkan perwira berpangkat tiga bunga melati, pihaknya belum ada ditetapkan anggota yang bersalah karena ketidakketelitian dalam melakukan penjagaan. “Pasti ada nanti yang bertanggung jawab atas ketidak ketelitian dalam memeriksa barang bawaan pembesuk. Ada barang yang tak seharusnya masuk ke sel tahanan, tapi bisa masuk ke sana,” sambun Pitoyo. Ketika disinggung mengenai asal usul senjata api yang digunakan salah seorang tahanan dalam upaya percobaan melarikan diri tersebut, Pitoyo mengatakan, senjata itu milik polisi yang dipecat bersama Alexander. “Menurut keterangan Alex, senjata itu miliknya dan disimpan di rumahnya,”
pungkas Pitoyo. Sebelumnya, bandar narkoba Alexander alias Alex (33) kembali berulah. Warga Kelurahan Tanah Merah, Kecamatan Pasir Penyu, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) itu mencoba kabur dari sel tahanan Mapolres Inhu, namun gagal. Dalam percobaannya, dia sempat menodongkan senpi kepada petugas dan berulang kali menembak gembok sel, tapi tak kunjung terbuka. Diduga senpi itu disusupkan istrinya berinisial Li saat membesuk. Senpi laras pendek jenis FN itu ditembakkan Alex ke arah gembok di kamar dua sel Polres. Ini dilakukannya karena petugas yang diancamnya dengan senpi berhasil lepas dari pegangan rekannya yang satu kamar. Alhasil Alex bersama enam rekannya yang berada di dalam kamar dua tidak berhasil kabur. Sebelum insiden, hari itu pelayanan dan penjagaan di sel tahanan yang berada di depan ruangan satuan Sabhara tetap seperti biasa. Tidak ada yang mencurigakan dari tamu yang membesuk. Salah satunya istri Alex berinisial Li. Piket jaga Brigadir Munawir Al Hilal dan Bripda Damendra Cendana saat memeriksa barang bawaan tamu juga tidak menemukan benda-benda yang mencurigakan. Namun diduga istri Alex memasukkan senpi ketika ada kelengahan petugas. Upaya kabur ini ternyata sudah diniatkan Alex sejak Kamis (1/3) serta disetujui enam tahanan yang satu sel dengan Alex. Perencanaan kabur itu dimulai oleh tahanan Hendrio, tersangka kasus narkoba di kamar nomor dua. Ketika itu Hendrio memanggil petugas jaga Bripda Damendra Cendana dan berpura-pura minta diambilkan obat salep kulit.(rir)
Diduga Memeras, Tiga Oknum Polisi Terancam Dipecat sambungan dari hal 20 Apabila proses penanganan pidana umum telah selesai kata Pitoyo, baru pihaknya memproses pelanggaran kode etik. Sementara itu mengenai sanksi yang diberikan kepada tiga oknum polisi Ditreskrimsus tergantung pada amar vonis yang mereka terima. “Dari amar putusan tersebut baru kita lakukan proses pelanggaran kode etik. Jika mereka divonis dengan hukum empat tahun penjara, maka ancamannya PDTH,” jelas Kabid Propam Polda Riau. Hal ini dilakukan sebut Pitoyo, sesuai arahan dari pimpinan Polri agar tegas terhadap setiap anggota yang menyalahi wewenangnya. Hal ini dilakukan dengan harapan menjadi efek jera bagi anggota lainnya supaya tidak melakukan seperti yang diperbuat tiga oknum Polisi Ditresnarkoba Polda Riau. ‘’Komitmen dari Kapolri tegas. Polisi tidak dibenarkan menyalahi wewenang dalam menjalankan tugas,”pungkasnya . Sebelumnya, tiga oknum per-
sonel Direktorat Ditresnarkoba Polda bersama seorang warga sipil diringkus Polres Rokan Hulu. Mereka diduga melakukan tindak pidana pencurian dengan kekerasan atau pemerasan terhadap penguna narkoba berisinial AH (41) di Desa Batang Kumu, Kecamatan Tambusai. Oknum polisi tersebut berinisial Brigadir Hb, Bribagdir Re, Bripda Jf dan rekannya berinisial Ub. Berdasarkan informasi yang dihimpun Riau Pos, peristiwa itu bermula ketika ketiga oknum polisi tersebut melakukan penangkapan terhadap pelaku penyalahgunaan narkotika, Selasa (13/2) lalu sekitar pukul 23.00 WIB. Saat itu, Ah berhasil ditangkap setelah oknum polisi tersebut membobol kediaman yang bersangkutan. Selain itu laki-laki berusia 41 tahun sempat dipukuli dan ditembak pada bagian kakinya, lalu dilarikan ke salah satu rumah sakit di Kecamatan Ujung Batu guna mendapatkan pertolongan medis. Meski telah mengamankan warga Desa Batang Kumu, namun oknum polisi tersebut tidak
memprosesnya secara hukum. Melainkan mereka meminta sejumlah uang dengan besaran Rp250 juta kepada pihak keluarga Ah. Akan tetapi uang yang diminta tidak semuanya dikabulkan, pasalnya pihak keluarga Ah hanya menyanggupi membayar Rp200 juta. Usai menerima uang tersebut, ketiga oknum polisi tersebut meninggalkan Ah tanpa melakukan proses hukum terhadap dugaan tindak pidana peyalahunaan narkotika. Merasa tak terima, Ah akhirnya melaporkan kejadian yang dialaminya ke Polsek Tambusai. Dari laporan tersebut Polsek Tambusai bersama Sat Reskrim Polres Rokan Hulu melakukan penyelidikan. Sehingga keempat pelaku berhasil ditangkap. Dari tangan mereka diamankan barang bukti tiga kartu ATM berisikan uang Rp18,5 juta, lalu dua gelang emas dengan berat 20 senilai Rp30 juta, uang tunai Rp25 juta, satu unit senjata air softgun beserta enam butir selongsong dan satu unit handphone.(rir)
Mantan Anggota DPRD Dituntut Enam Tahun Penjara sambungan dari hal 20 bulan,” tegas Jhon Leonardo di hadapan majelis hakim yang diketuai Toni Irfan. Tak hanya hukuman penjara yang diterima, Ketua Koperasi Siampo Pelangi Cerenti diwajibkan membayar denda Rp200 juta atau subsidair 4 bulan penjara. Selanjutnya, Arlimus juga dituntut membayar uang pengganti (UP) kerugian negara yang ditimbulkan atas perbuatannya. ‘’Terdakwa dituntut membayar uang pengganti kerugian negara Rp900 juta atau subsidair tiga tahun lima bulan kurangan penjara,” tambah JPU dari Kejari Kuansing. Usai amar tuntutan tersebut
dibacakan, hakim ketua Toni Irfan memberikan kesempatkan bagi terdakwa untuk mengajukan nota pembelaan (pledoi) yang dijadwalkan pada sidang selanjutnya, direncanakan digelar pada pekan depan. Sebelumnya, perbuatan mantan anggota DPRD Kuansing tersebut terjadi pada 2010 lalu. Saat itu, Koperasi Siampo Pelangi akan mengurus sertifikat lahan perkebunan kelapa sawit sistem kemitraan (plasma) dengan PTPN V. Rencana tersebut berawal pada Januari 2004 ketika masyarakat Desa Pesikaian, Kecamatan Cerenti menyetujui jika tanah ulayat seluas 4.000 hektare dijadikan perkebunan kelapa sawit dengan
pola kemitraan dengan PTPN V. Selanjutnya, pihak PT PTPN V Pekanbaru mengucurkan dana kepada pihak Koperasi Siampo Pelangi sebesar Rp1,2 miliar untuk pengurusan sertifikat kebun. Pengurusan sertifikat dilakukan terdakwa bersama Khairul Saleh (DPO). Namun, sekitar 200 persil lahan yang akan diurus tersebut masuk dalam kawasan Hutan Produksi Terbatas (HPT) sehingga tak bisa dikeluarkan sertifikatnya. Uang pengurusan itu harusnya dikembalikan terdakwa ke kas negara tapi malah digunakan untuk kepentingan pribadi. Akibatnya, negara dirugikan Rp1,2 miliar.(rir)
Pemenang Pembangunan Mapolda dan Kejati Riau Diumumkan sambungan dari hal 20 (LPSE) diketahui bahwa PT Hutama Karya memenangkan tender dengan nilai Rp89 miliar. Perusahaan ini mengungguli dua perusahaan lain yakni PT Nindya Karya (Persero), PT Gunakarya Nusantara. Sementara itu, PT MAM Energindo memenangkan tender untuk pembangunan gedung Mapolda Riau dengan nilai Rp161 miliar dengan mengungguli PT Nindya Karya (Persero) dan PT Jaya Konstruksi Manggala. Kepala Biro Pembangunan Sekretariat Daerah Provinsi (Set-
daprov) Riau Indra SE, Senin (12/3) kemarin memaparkan, dua perusahaan tersebut dinyatakan sebagai pemenang karena memenuhi syarat. ‘’Untuk masa sanggahnya kami menunggu hingga tanggal 15 Maret,’’ kata Karo Pembangunan. Gedung yang nantinya akan dibangun ini nantinya menjadi hibah, baik bagi Polda Riau maupun Kejati Riau. Proses yang dilaksanakan sudah mendapatkan persetujuan dari Kementerian Dalam Negeri. ‘’Kita sudah menjalankan proses lelang sebagaimana mestinya, jadi untuk
teknis ke depan itu berada pada organisasi perangkat daerah penanggungjawab,’’ ujarnya. Mapolda baru akan dibangun di bangunan yang kini ditempati oleh Sekolah Kepolisian Negara (SPN) Pekanbaru di Jalan Patimura. Di sana, Mapolda akan dibangun lima lantai dan bisa menampung 1.000 personel. Nantinya ada beberapa bagian yang lepas dari bangunan utama, seperti SPKT, poliklinik, hingga command room. Sementara itu kantor Kejati Riau tetap akan dibangun di lokasi kantor saat ini di Jalan Sudirman.(ali) TATA LETAK: EFAN
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
HALAMAN 20
DEFIZAL/RIAU POS
PESAT: Pertumbuhan Kota Pekanbaru sebagai ibukota Provinsi Riau semakin pesat berkembang dengan keberadaan dan pembangunan gedung-gedung tinggi, pekan lalu.
Batas Riau-Sumut Tunggu Permendagri Laporan M ALI NURMAN, Pekanbaru PENYELESAIAN konf-
lik empat titik tapal batas antara Provinsi Riau dan Sumatera Utara, hingga kini masih menunggu terbitnya
Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) yang mengaturnya. Masalah ini dijanjikan selesai sebelum
pelaksanaan pilkada. Lokasi perbatasan yang bermasalah ini terletak di Rohil-Labuhan Batu, Ro-
hil-Labuhan Batu Selatan, Rohul-Padang Lawas dan Rohul-Padang Lawas Utara. Karena masalah per-
batasan ini, gesekan kerap terjadi. Belum lagi di perbatasan berdiri perusahaan yang sering menjadi pemicu
terjadinya konflik. Kepala Biro Administrasi ď Ž Baca Batas Halaman 19
Mantan Anggota DPRD Dituntut Enam Tahun PenjaraÂ
Dewan Pertanyakan Bulog Beli Gabah ke Tengkulak PEKANBARU (RP) - Anggota Komisi B DPRD Riau Sugianto geram atas sikap Badan Urusan Logistik (Bulog). Pasalnya, ia mendapati pengaduan masyarakat yang mengeluhkan Bulog membeli gabah ke tengkulak. Bukan ke petani. Hal itu menurut Sugianto sangat merugikan petani. Sekaligus bertentangan dengan Nawacita Presiden tentang ketahanan pangan. ‘’Tadi saya baru bertemu dengan masyarakat Desa Bunga Raya, Kabupaten Siak. Masyarakat mengeluh kepada saya. Kenapa Bulog beli gabah ke tengkulak? Ini ada apa? Apa Bulog ada perjanjian kusus dengan tengkulak sehingga mendapat ď Ž Baca Dewan Halaman 19 MHD AKHWAN/RIAUPOS
PEKANBARU (RP) - Arlimus, terdakwa kasus dugaan korupsi dana pengurusan sertifikat lahan di Kecamatan Cerenti, hanya mampu tertunduk lesu ketika mendengarkan tuntutan dari jaksa penuntut umum (JPU). Mantan anggota DPRD Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) tersebut dituntut hukuman 6 tahun 10 bulan penjara. Dalam amar tuntutan yang dibacakan JPU Jhon Leonardo di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor)
pada Pengadilan Negeri (PN) Pekanbaru, Senin (12/3), terdakwa dinyatakan secara sah dan meyakinkan melanggar Pasal 2 juncto Pasal 18 Undang-undang (UU) Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana diubah dan ditambah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Korupsi juncto Pasal 55 ayat 1 ke 1 KUHP. ‘’Menuntut terdakwa (Arlimus, red) dengan pidana penjara selama 6 tahun 10
erapan sanksi terhadap oknum polisi tersebut masih menunggu proses tindak pidana umum yang dilakukannya. “Seka-
rang diarahkan ke pidana umum,â€? ungkap Pitoyo, Senin (12/3) kemarin.Â
Dua Hot Spot Muncul di Dumai Diduga Memeras, Tiga Oknum Polisi Terancam Dipecat OGOH-OGOH: Pekerja menyiapkan ogoh-ogoh yang akan diarak di Pura Agung Jagatnatha di Jalan Rawa Mulia, Kecamatan Marpoyan Damai, Pekanbaru, Senin (12/3/2018). Pawai ogoh-ogoh dipersiapkan untuk menyambut Hari Raya Umat Hindu Nyepi pada Jumat (16/3/2018) mendatang.
PEKANBARU (RP) - Meski sempat hilang beberapa hari terakhir, namun pada Senin (12/3), titik panas atau hot spot, kembali terpantau oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) di Riau. Padahal, beberapa wilayah di Riau sering diguyur hujan. Kepala Seksi Data dan Informasi BMKG Stasiun Pekanbaru, Slamet Riyadi menjelaskan, berdasarkan pantauan satelit pada Senin ď Ž Baca Dua Halaman 19
ď Ž REDAKTUR: M ERIZAL
PEKANBARU (RP) - Tiga oknum polisi Direktorat R e s e r s e Na rk o b a ( D i tresnarkoba) Polda Riau terancam menerima sank-
si pemberhentian dengan tidak hormat (PDTH) alias dipecat. Mereka diduga melakukan tindak pidana pemerasan terhadap seorang
penyalahguna narkoba di Kabupaten Rokan Hulu. Kabid Propram Polda Riau Kombes Pol Pitoyo Agung mengatakan, ‎ p en-
ď Ž Baca Mantan Halaman 19
ď Ž Baca Diduga Halaman 19
Awasi Alokasi Dana Replanting Sawit
Pemenang Pembangunan Mapolda dan Kejati Riau Diumumkan
PEKANBARU (RP) - Dalam waktu dekat Pemerintah Pusat akan mengalokasikan dana replanting (peremajaan, red) kebun kelapa sawit untuk masyarakat. Dari
PEKANBARU (RP) - Hasil lelang proyek pembangunan gedung dua instansi vertikal penegak hukum yang ada di Riau diumumkan. Perusahaan pemenang mas-
total 185 ribu hektare yang dianggarkan, Provinsi Riau mendapat sekitar 30 ribu, dengan besaran bantuan ď Ž Baca Awasi Halaman 19
ing-masing adalah PT Hutama Karya untuk kantor Kejati Riau dan PT MAM Energindo untuk Mapolda Riau. Pemenang lelang pembangunan dua gedung itu
saat ini sudah dapat dilihat di laman lpse.riau.go.id. Jika dirinci, dari laman Layanan Pengadaan Secara Elektronik ď Ž Baca Pemenang Halaman
ď Ž TATA LETAK: EFAN
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
DINAMIKA KOTA MASA DEPAN
HALAMAN 21
Seni Rupa Penarik Wisatawan
ILL: IWE
Di-PHP Teman Facebook SUDAH setahun ini Rina aktif menggunakan media sosial facebook. Dan sudah hampir 10 bulan ini ia dekat dengan seorang laki-laki bernama Ferdi yang dikenal melalui facebook. Setiap hari mereka selalu bertukar kabar. Mereka chatting lewat facebook dan juga aplikasi messenger lainnya. Walaupun belum pernah bertatap muka secara langsung, Rina serasa sudah mengenal dekat pribadi Ferdi. “Dia baik, perhatian, tidak melihat orang dari fisiknya saja,â€? cerita Rina, kemarin. Setelah dua bulan mengenal Ferdi, Rina yakin untuk menjalin hubungan yang lebih serius bersama Ferdi. Apalagi Ferdi sering berjanji akan kopi darat dengan Rina secepatnya. ‘’Katanya April ini,’’ sebut gadis yang tinggal di Bukit Raya tersebut. ď Ž Baca Di-PHP Halaman 27
MHD AKHWAN
LIHAT LUKISAN: Beberapa pelajar melihat lukisan yang berjudul “Asap di Tanah Melayu� karya Mustakim, yang dipamerkan pada pameran bertema Imaji Ruang dan Warna di lobi Anjung Seni Idrus Tintin (ASIT), Kompleks Bandar Seni Raja Ali Haji, Senin (12/3/2018). Pameran seni rupa yang berlangsung 12-15 Maret 2018 ini menampilkan 48 karya dari 24 perupa se-Riau.
ď Ž Baca Seni Rupa Halaman 27
Tiga Anak Korban Trafficking Penggerebekan di Hotel Berbintang Laporan TIM RIAU POS, Kota PRAKTIK perdagangan manusia (trafficking) anak di bawah umur untuk dijadikan pemuas nafsu lelaki hidung
belang terjadi di Kota Pekanbaru. Ini terungkap setelah Satreskrim Polresta Pekanbaru melakukan penggerebekan di salah satu hotel berbintang Jalan Riau, Kecamatan Payung Sekaki. Berdasarkan informasi yang dihimpun Riau Pos dari pihak kepolisian, penggerebekan dilakukan, Sabtu (10/3) lalu sekitar pukul 13.00 WIB. Sebelum melakukan penggerebekan, polisi melakukan penyelidikan men-
dalam usai menerima laporan dari masyarakat adanya dugaan perdagangan manusia. Hasilnya, polisi berhasil mengamankan tiga anak perempuan diduga menjadi korban. Masing-masing berinisal V, Y, dan A. Selain itu turut diamankan seorang perempuan berinisial D yang diduga sebagai mucikari. Ketiga korban tersebut didapati sedang berada di kamar 321, 335 dan
560. Mereka diduga disiapkan untuk melayani pemuas nafsu laki-laki. KaÂbid Humas Polda Riau Kombes Pol Guntur Aryo Tejo ketika dikonfirmasi membenarkan hal tersebut. Dia mengatakan, pihaknya mengamankan empat perempuan. Salah satunya mucikari. “Tersangka mucikari berinisial D,â€?
Komisi I-Satpol PP Memanas
KOTA (RP) – Hubungan Komisi I DPRD dengan Satpol PP Pekanbaru sedang memanas pasca-hearing beberapa waktu lalu. Komisi I menilai rekrutmen tenaga Bantuan Polisi Pamong Praja (Banpol PP) yang sedang dilakukan Satpol PP cacat hukum. Namun hal ini ditepis Satpol PP dengan menyebutkan pendapat Komisi I tersebut keliru. Pernyataan Kasi Kesiap-siagaan dan Pencegahan Badan Satpol PP Pekanbaru Suci Trianingsih yang menyebut pendapat Komisi I adalah keliru dinilai negatif oleh anggota komisi. Satpol PP dinilai telah melakukan pelecehan dan ď Ž Baca Komisi Halaman 27
ď Ž REDAKTUR: YULIANTI SABIKIS
KOTA (RP) – Lobi Anjung Seni Idrus Tintin (ASIT) di kompleks Bandar Seni Raja Ali Haji, Jalan Jenderal Sudirman ramai dikunjungi, Senin (12/3). Saat itu sedang berlangsung pameran seni rupa hingga Kamis (15/3). Tujuannya, untuk meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan ke Riau. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Riau Famizal mengatakan, seni rupa merupakan bagian dari ekonomi kreatif yang bisa dijadikan destinasi pariwisata di Kota Pekanbaru. “Iven ini akan digelar rutin sekali dalam setahun sehingga bisa menjadi destinasi wisata,� ujar Fahmizal kepada Riau Pos, kemarin. Sesuai dengan program Kementerian Pariwisata RI yang mengusung 3A (atraksi, aksesibilitas dan amenitas), Fahmizal
ď Ž Baca Tiga Halaman 27
Belum Dipindah, Besi JPO Hilang
CF1/MIRSHAL/RIAU POS
HILANG: Besi pagar pembatas JPO di Simpang SKA hilang sebelum JPO dipindahkan, Senin (12/3/2018). JPO ini akan dipindah karena ada pembangunan flyover.
KOTA (RP) – Beberapa pekerja sudah mulai membongkar jembatan penyeberangan orang (JPO) di Simpang SKA. Tapi, mereka kaget karena ternyata banyak besi JPO yang sudah hilang. JPO tersebut sengaja dibongkar dan akan dipindahkan ke Jalan Yos Sudarso, Rumbai. Pasalnya, di Simpang SKA akan ď Ž Baca Belum Halaman 27
ď Ž TATA SUNGKOWO LETAK: YAYA ď Ž TATA LETAK: KATON
METROPOLIS
22
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Kenal Lebih Dekat Reptil dari Komunitas Pencinta
CF1/MIRSHAL/RIAU POS
LIHAT ULAR: Seorang bocah perempuan melihat ular di area care free day milik Himpunan Mahasiswa Pencinta Reptil dari Fakultas Kehutanan Unilak Pekanbaru, Ahad (11/3/2018).
KOTA (RP) - Lokasi car free day (CFD) dijadikan sejumlah komunitas untuk menunjukkan apa yang mereka punya. Salah satunya komunitas pencinta reptil. Mahasiswa pencinta reptil dari Fakultas Kehutanan Universitas Lancang Kuning (Unilak) membawa 20 hewan reptil yang dipamerkan di area car free day, Ahad (11/3).
Muammar Syahida, Ketua Himpunan Mahasiswa Pencinta Reptil Fakultas Kehutanan Unilak kepada Riau Pos mengatakan, jangan membunuh reptil. Reptil tidak berbahaya kecuali hewan melata ini sudah tersudut. "Di sini kita edukasi masyarakat tentang reptil," ujarnya. Membawa 5 jenis ular, Muammar menjelaskan,
ular tersebut terdiri dari ular berbisa, tidak berbisa dan ular piton. Lima ekor ular tersebut antara lain, dua ular piton, ular daun, ular kobi dan ular bajing. Muammar mengingatkan, saat berhadapan dengan ular, sebisa mungkin berikan jarak antara manusia dengan ular. Gunakan kayu sebagai penghalau ular agar tidak
mendekat. Berusaha mengusir tanpa memukul atau membunuh ular. "Asal ada jalan keluar, ular akan pergi," ujarnya. Himpunan pencinta reptil ini sudah berdiri selama 1 tahun dan memiliki koleksi sebanyak 20 reptil. Di antaranya piton, iguana dan tokek dari Pakistan. "Kebanyakan ular," ujarnya. Wakil Rektor III Dr Eddy
Asnawi SH MHum mengatakan, kegiatan Ahad itu salah satu strategi untuk mempromosikan kampus. Memanfaatkan ruang CFD untuk saling bertatap muka dengan masyarakat. Agar kegiatan sosialisasi mengenai Unilak lebih mengetahui kegiatan di kampus. "Sejak Februari kegiatan ini sudah dilakukan," ujarnya. (cr4)
PASANG BAN: Warga menghindari jalan rusak disertai genangan air yang ditandai dengan ban bekas oleh warga di Jalan Lion Kecamatan Marpoyan Damai, Senin (12/3/2018). MHD AKHWAN/RIAUPOS
Warga Tambal Sulam Jalan Alternatif Rusak Laporan ABU KASIM, Kota KONDISI jalan alternatif yang menghubungkan Jalan Garuda dengan Jalan Paus, berlubang dan bergelombang. Pantauan Riau Pos, Senin (12/3), di Jalan Garuda Ujung, Jalan Lion yang bisa tembus ke Jalan Paus, jalan sepanjang 2 kilometer ini kondisinya berlubang. Lubang-lubang yang mengisi jalan berukuran cukup dalam. Dan jika kondisi hujan, membuat lubang-lubang tersebut tidak terlihat, karena terisi air hujan. "Kita tempatkan ban dan kayu, sebagai tanda kalau di sini lubangnya dalam dan bahaya, jika dilewati roda dua," ujar Benny Fernando, salah seorang tokoh masyarakat Kelurahan Tangkerang Tengah. Kondisi jalan yang bergelombang ini juga membuat pengendara harus berhati-hati. Jalan alternatif yang berada di samping aliran sungai ini, jika hujan lebat
ď Ž REDAKTUR: ABU KASIM AL BANTANI
dijelaskan Benny, aspal. Tapi yang air yang ditamdiperbaiki bukan pung pada salujalan, melainkan ran tersebut, akan penambahan merembes keluar bahu jalan. Dan dan menggenangi jalan tersebut jalan tersebut. berkali-kali juga L u r a h sudah ditambal Tangkerang Tensulam oleh wargah Hadi Iswahyga sekitar, namun udi kepada Riau kembali rusak. Pos, Senin (12/3) HADI Karena air yang m e n g a t a k a n , ISWAHYUDI menggenang dan kondisi jalan bermelimpahnya air lubang dan bergelombang anak sungai. itu pengaruh dari kondisi Perbaikan yang dikerjakan tanah yang berdekatan den- pihak pemko justru melakugan anak sungai. Setiap anak kan semeninasi, pada bahu sungai penuh dan meluap, jalan terutama jika ada di mengakibatkan genangan air. pinggir anak sungai tersebut. Hadi juga menjelaskan Hadi Iswahyudi berharap, wilayah jalan tersebut du- agar jalan tersebut kembalunya rawa. Pada saat setelah li diperbaiki. Karena jalur di aspal tanah belum keras, tersebut merupakan jalur makanya terjadi bergelom- ke SMPN 37. Yang banyak bang aspal tersebut. "Kon- dilalui pada saat pagi dan disi tersebut penyebab jalan sore hari oleh anak sekolah cepat rusak," ujarnya. dan pengguna kendaraan. Hadi juga menerangkan, Karena jalur tersebut jalur jila jalan tersebut sudah alternatif dari Jalan Paus ke disampaikan dalam mus- Jalan Sudirman ataupun renbang untuk perbaikan sebaliknya.(cr4)
ď Ž TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
PINGGIR-DURI-DUMAI
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
23
KEMBALI KE JALAN: Karena sepi pembeli, pedagang Pasar Kelakap Tujuh akhirnya kembali berjualan di Jalan Thamrin, Kota Dumai, Senin (12/3/2018). HASANAL BULKIAH/RIAU POS
Warga Minta Dinas PU Segera Perbaiki Jalan Hang Tuah DURI (RP) - Kondisi Jalan Hang Tuah sebagai jalan lintas utama, melewati Kota Duri kini semakin meresahkan. Lubanglubang berbahaya terlihat di banyak titik. Kondisi itu memprihatinkan H Arwan Mahidin, seorang tokoh masyarakat setempat. "Kondisi Jalan Hang Tuah kini semakin memprihatinkan kita. Banyak badan jalan yang sudah berlubang. Tidak hanya yang dangkal, lubang yang dalam pun cukup banyak. Itu sangat membahayakan para pengguna jalan. Terutama sekali bagi pengendara sepeda motor," ujar Arwan kepada Riau Pos, Senin (12/3). Mantan anggota DPRD Bengkalis ini berharap, agar jalan yang rusak itu mendapat perhatian serius dari pihakpihak terkait. "Karena ini jalan nasional, kita minta agar Dinas PU Provinsi segera melakukan perbaikan. Mudah-mudahan Dinas PU Kabupaten Bengkalis bisa pula mengkoordinasikannya dengan dinas provinsi," harapnya. Diakui Arwan, kondisi Jalan Hang Tuah saat ini tak bisa dipandang sepele. Apalagi kalau hujan turun maka lubang jalan itu akan digenangi air. Akibatnya sangat membahayakan bagi pengguna jalan. "Genangan air itu terjadi karena buruknya sistem drainase di kiri kanan Jalan Hang Tuah. Drainase ini harus pula diperhatikan. Minimal dikeruk dulu," pungkasnya.(sda)
Petani Padi Desa Harapan Baru Terapkan IP200 DURI (RP) - Meski Kecamatan Mandau lebih dikenal sebagai daerah penghasil minyak bumi dan minyak sawit (CPO), namun jangan dikira di wilayah ini tidak ada kawasan persawahan. Contohnya di Dusun Makmur Desa Harapan Baru. "Memang lahan sawah di Desa Harapan Baru tidak luas. Paling baru sekitar sepuluh hektare saja. Namun petani setempat cukup intensif menggarap lahan sawah mereka," kata pegiat pertanian di Mandau Ir Marbet kepada Riau Pos, Senin (12/2). Ditambahkan Marbet, lahan persawahan warga di Desa Harapan Baru dikelola bersama, melalui kelompok tani. Ketuanya mantan kepala dusun (Kadus) setempat, M Thaher. Mereka sudah cukup lama mengusahakan budidaya padi di lahan basah di Dusun Makmur di desa itu. Kabar terbaru, tambah Marbet, intensifikasi budidaya padi di Dusun Makmur Desa Harapan Baru sudah meraih predikat IP200. Artinya, petani setempat sudah melaksanakan intensifikasi pertanian sehingga mereka bisa panen padi dua kali setahun alias IP200," ujarnya. Meski potensi lahan persawahan di Mandau tidak sebesar potensi sektor perkebunan sawit maupun palawija, alumni Fakultas Pertanian Unand Padang ini tetap berharap agar budidaya padi sawah di kawasan ini tidak disepelekan pemerintah daerah. "Mudah-mudahan ada perhatian. Minimal untuk ketahanan pangan di desa setempat," pungkasnya.(sda)
ď Ž REDAKTUR: ABU KASIM AL BANTANI
Pedagang Kembali Buka Lapak di Jalan Thamrin Kadisdag: Kita Mengerti, Ini Urusan Perut Laporan HASANAL BULKIAH, Dumai PERSOALAN pemindahan pedagang ke Pasar Kelakap Tujuh tak kunjung selesai. Pedagang hanya bertahan sekitar dua bulan. Mereka kembali berjualan di Jalan Thamrin, bahkan sudah mendirikan lapak. Pasar Kelakap Tujuh
kini kosong, tidak ada lagi peÂdagang berjualan di pasar milik pemerintah tersebut. Pemko Dumai, dalam hal ini Satpol PP dan Dinas Perdagangan seolah dibuat tidak berdaya, saat puluhan pedagang pindah ke lokasi awal di Jalan Thamrin. Para pedagang beralasan tidak ada aktivitas jual beli di pasar di Jalan Ratu Sima tersebut. Menanggapi persoalan tersebut, Pemerintah Kota Dumai melakukan rapat koordinasi dengan instansi terkait, untuk mencari solusi terbaik bagi para pedagang di ruang rapat Disdag Kota Dumai,
Senin (12/3). Rapat dipimpin oleh Ketua Tim Terpadu Penertiban Pasar Muhammad Nasir didampangi Kadisdag Zulkarnaen, Kasatpol PP Bambang Wardoyo dan Forkopimda lainnya. Dalam rapat tersebut disepakati jika pedagang diperbolehkan berjualan di luar Pasar Kelakap Tujuh hingga usai Idul Fitri. Hal itu menimbang karena dalam waktu dekat sudah masuk Ramadan. "Ini kita menimbang karena memang Pasar Kelakap tidak ada aktivitas, sehingga menjelang kita benahi sarana dan prasarana," ujarnya.
Pemerintah tampaknya memberikan kelonggaran pedagang boleh berjualan, walaupun secara aturan tidak diperbolehkan. Namun rapat tersebut belum memastikan di mana tempat yang disepakati. Akan tetapi pada kenyataannya pedagang kini sudah berjualan di pinggir Jalan Thamrin. "Untuk tempat yang mana diperbolehkan, kita sepakati lagi," tambahnya. Namun di sisi lain, Camat Dumai Barat Zulfahren mengatakan, ada surat masuk ke pihaknya dari RT 15 Kelurahan Pangkalan Sesai, yang menolak pedagang kembali
berjualan di Jalan Thamrin. "Mereka tidak mau ada aktivitas pedagang lagi di Jalan Thamrin tersebut," terangnya. Sementara itu, Kadisdag Kota Dumai Zulkarnaen mengatakan totalnya ada sekitar 130 pedagang yang saat ini berjualan di Jalan Thamrin. "Kalau data saat pedagang yang pindah kemarin ada sekitar 185 pedagang," sebutnya. Ia mengatakan, beberapa langkah sudah dilakukan untuk meramaikan Pasar Kelakap Tujuh, namun harapan yang ada tidak sesuai. "Kita mengerti, ini urusan perut," tutupnya.(ksm)
Warga Prihatin, TPU Dipenuhi Semak Belukar DURI (RP) - Taman Pemakaman Umum (TPU) Muslim di Jalan Bathin Betuah menuju SMAN 4 Mandau di Kelurahan Pematang Pudu, Duri tidak terawat. Hal itu terjadi sejak dibukanya kompleks TPU Jambon di kelurahan sama pada 2014 silam. Sejak saat itu, pemakaman milik masyarakat setempat ini tidak lagi mendapat perawatan intensif. "Sejak TPU Jambon dibuka, kompleks pemakaman di sini tidak terawat lagi. Ratusan makam yang ada di sini sudah ditumbuhi semak belukar. Hanya segelintir kecil pusara yang bersih. Itu pun karena dibersihkan pihak ahli waris," ujar Pendi, warga Pematang Pudu, Senin (12/3). Diakui Pendi, perawatan T P U i n i m e ma ng sa ngat diperlukan. Minimal harus
dilakukan perawatan berkala, paling tidak sebulan sekali. "Bisa saja dilakukan melalui gotong royong. Tapi sampai kini belum ada yang menggerakkan. Mudah-mudahan akan ada yang memeloporinya. Sebab TPU ini masih dipakai. Buktinya hari ini, ada warga kita yang dimakamkan di sini," tambahnya. Hal senada juga diungkap Dalius, pemuka masyarakat Duri yang juga ikut mengantar jenazah warganya ke TPU tersebut Senin petang kemarin. "Pemakaman ini tidak bisa dibiarkan semak. Harus dilakukan pembersihan secara berkala. Bisa lewat gotong royong. Kalau ada yang ikhlas dan mau turun tangan, saya yakin sepuluh orang saja yang diturukan ke lapangan, TPU ini bisa bersih dalam setengah hari saja," imbuh Dalius.(sda)
SYUKRI DATASAN/RIAU POS
TAK TERAWAT: Sejak TPU Jambon dibuka tahun 2014, TPU Muslim di Jalan Bathin Betuah Kelurahan Pematang Pudu, Duri tidak terawat lagi, Senin (12/3/2018).
KUNJUNGI LAMR: Kapolres Dumai AKBP Restika P Nainggolan saat berkunjung ke LAMR Kota Dumai, Senin (12/3/2018).
HASANAL BULKIAH/RIAU POS
Minta Masyarakat Adat Jaga Kamtibmas DUMAI (RP) - Demi menjaga situasi Kamtibmas di Kota Dumai, Kapolres Dumai AKBP Restika P Nainggolan melakukan kunjungan dan bersilaturahmi ke Kantor LAMR Kota Dumai, Senin (12/3). Kegiatan itu selain dihadiri Kapolres Dumai juga hadir Kasat Reskrim Polres Dumai AKP Awaluddin SIK, Kasat Binmas Polres Dumai, AKP Rahmad Salihi. Rombongan ini disambut Ketua Dewan Pimpinan Har ian (DPHLAMR) Kota Dumai, Datuk Sri Saharuddin Husein, Ketua Majelis Kerapatan Adat (MKA-LAMR) Kota Dumai Datuk H Atan Ujang dan Ketua Dewan Kehormatan Adat (DKA-LAMR) Kota Dumai Datuk Zainal Effendi. Kapolres mengatakan, per-
masalahan yang hangat pada saat ini terkait permasalahan yang terjadi di Duri, Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis yang berbuntut hingga ke Kota Dumai, oleh oknum yang tidak bertanggung jawab dan saat ini telah diamankan di Polres Dumai. "Kami Polres Dumai juga saat ini sedang mengkampanyekan deklarasi kebangsaan Polri yang bertujuan untuk menangkal berkembangnya kegiatan-kegiatan yang bersifat radikalisme, penyebaran isu-isu SARA serta ujaran kebencian, khususnya di Kota Dumai," sebutnya. Ketua DPH LAMR Dumai Datuk Sri Saharuddin Husein mengapresiasi kinerja Polri, khususnya Polres Dumai dalam upaya penegakan hukum
di Dumai. "Kami juga meminta kepada Kapolres Dumai sebagai payung hukum bagi masyarakat adat, untuk dapat memilah dalam upaya penegakan hukum, serta tetap berkoordinasi dengan pihak LAMR Kota Dumai," tambahnya. Terkait hal tersebut, Kapolres Dumai menjelaskan bahwa Polres Dumai selaku institusi penegak hukum di Kota Dumai tetap akan fleksibel, dalam upaya penegakan hukum dan akan tetap berkoordinasi dengan pihak LAMR Kota Dumai. "Mari kita sama-sama menjaga kamtibmas di Kota Dumai, percayakan kepada kami penegakan hukum, jangan lakukan tindakan melanggar hukum," tutupnya.(hsb)
ď Ž TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
METROPOLIS
24
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Warga Minta Pasang Rambu Larangan Melintas BERGELOMBANG: Pengendara melewati Jalan HR Soebrantas yang bergelombang pada, Ahad (11/3/2018). Kondisi ini sangat membahayakan pengendara dan belum dilakukan perbaikan oleh pemerintah.
MHD AKHWAN/RIAUPOS
329 Pelajar Lolos Administrasi Laporan LUKMAN PRAYITNO, Kota
SEBANYAK 329 pelajar dipastikan memenuhi syarat penerimaan anggota Pasuk a n P e n g i b a r B e n d e ra (Paskibra) Kota Pekanbaru. Seleksi yang dibuka langsung oleh Plt Wali Kota Pekanbaru Ayat Cahyadi di Makodim 0301/Pekanbaru, Jalan Ahmad Yani, Senin (12/3) pagi tersebut diikuti sebanyak 450 peserta yang mendaftar
pekan lalu. Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Pekanbaru Zulfahmi Adrian mengatakan, beberapa siswa yang dinyatakan tidak memenuhi syarat administrasi disebabkan terganjal tinggi badan. Sehingga dari 450 pelajar SMA sederajat yang mendaftar, ada 121 peserta yang gagal melanjutkan ke tahapan berikutnya. “Karena ini seleksi pengibar bendera pada 17 Agus-
tus mendatang, dengan seleksi jasmani. Sedang tentunya harus kan pada Rabu memenuhi krite(14/3) para peria tinggi badan. serta mengikuti Yang tingginya tes wawancara. kurang, otomatis “Setelah mengilangsung gagal,” kuti proses seleksi jelasnya. dengan beberapa Selanjutnya tes selama tiga pada Senin (12/3), hari. Selanjutnya p a r a p e s e r t a ZULFAHMI siswa yang lulus mengikuti parade ADRIAN akan mengikuti untuk melihat postur tubuhnya. Kemudian tahapan tes kesehatan. SeSelasa (13/3), dilanjutkan hingga dari 329 pelajar yang
memenuhi syarat administrasi ini akan diciutkan menjadi sekitar 70-80 pelajar,” tambah Zulfahmi. Sehingga pelajar yang tersisa hanya berkisar 48 peserta saja untuk dipersiapkan menjadi petugas pengibar bendera pada HUT RI pada 17 Agustus mendatang. Mereka nantinya akan mengikuti pendidikan dan pelatihan untuk menjadi Paskibra Kota Pekanbaru. (ksm)
RU M B A I ( R P ) – G u n a ton, namun yang melintas di menghindari kecelakaan sana mencapai belasan ton. maut dan juga kerusakan Jadi membuat jalan menjadi jalan, warga Kelrusak dan bahkan uarahan Umban yang mengkhawSari, Kecamatan tirkan selalu terRumbai meminta jadi kecelakaan Dinas Perhubuyang memakan ngan (Dishub) korban jiwa. Kota Pekanbaru Makanya, kata memasang ramAfrizal, untuk b u - r a m b u l a rmenghindari perangan melintas soalan itu, Dishub di Jalan Umban AFRIZAL Kota harus segera Sari atas. memasang rambu-ram‘’Kami meminta agar bu lalu lintas, larangan Dishub Kota memasang ram- kendaraan bertonase berat bu-rambu larangan masuk melintas di Jalan Umban ke Jalan Umban Sari atas Sari atas. Karena seharusbagi kendaraan bertonase nya kendaraan bertonase besar. Baik dari arah simpang berat harus melewati Jalan Sakinah Jalan Siak II mau- Siak II menuju arah Simpun di persimpangan lampu pang Palas yang dulu disemerah Jalan Yos Sudarso but Simpang Bingung, jika menuju Jalan Umban Sari,’’ ingin menuju ke arah Rumujar Afrizal, tokoh pemuda bai Pesisir. kecamatan Rumbai kepada ‘’Tapi sekarang dan bahRiau Pos, Senin (12/3). kan sudah lama terjadi, Ia menyebutkan, kon- kendaraan bertonase berat disi Jalan Umban Sari atas melintas di jalan yang semmenuju ke Jalan Sri Palas pit itu. Bahkan kendaraan sampai ke simpang Sakinah itu melintas di malam hari, cukup memprihatinkan. karena ingin mencari jalan Saat ini banyak lubang- pintas menuju ke arah Rumlubang yang menganga bai Pesisir,’’ ujarnya. yang siap merenggut nyawa Menurutnya, saat ini supengguna jalan yang meng- dah banyak lubang yang gunakan sepeda motor yang menganga dan kondisinya melintas di sana. cukup membahayakan masMenurut Afrizal, saat yarakat yang melintas di ini setiap hari ada saja sana. Sedangkan perbaikan kendaraan bertonase berat jalan yang berlubang ini bemelintasi di jalan itu. Padahal lum ada sama sekali dilakukondisi jalan hanya mampu kan oleh pemerintah melalui menahan beban seberat 7 instansi terkait.(ksm)
Tingkatkan Silaturahmi, Kecamatan Tenayan Raya Gelar Upacara Gabungan KOTA (RP) – Guna menyampaikan informasi pembangunan, Camat Tenayan Raya setiap bulan --tepatnya pada pekan kedua-- selalu mengadakan upacara gabungan di halaman Kantor Camat. Seperti halnya yang dilakukan pada, Senin (12/3). Camat Tenayan Raya Abdurrahman kepada Riau Pos mengatakan, upacara gabungan ini merupakan wadah untuk menyampaikan informasi pembangunan di Kota Pekanbaru dan khususnya di Kecamatan Tenayan Raya. “Semakin dekat dengan stakeholder yang ada di Tenayan Raya, dan mempererat tali silaturahmi,” ujarnya. Abdurrahman yang telah mengabdi sebagai aparatur sipil negara (ASN) di Pemko Pekanbaru selama 17 tahun mengaku, berminat terjun ke dunia politik, untuk duduk sebagai anggota legislatif. Abdurrahman yang memasuki masa purna bakti pada 31 Desember 2018 mendatang ini masih ingin mengabdi untuk masyarakat, sehingga setelah masanya
REDAKTUR: ABU KASIM AL BANTANI
berakhir menjadi ASN, dirinya akan maju menjadi anggota legislatif. “Insya Allah akan maju, karena masih ingin mengabdi untuk masyarakat,” ujarnya. Upacara gabungan bersama tiga pilar Forkopimcam Tenayan Raya, Kepala Komando Distrik Militer (Dandim) 0301/Pekanbaru, Letkol Inf Andri Sulistiawan SSos yang diwakilkan oleh Kasdim Mayor Inf Isnanto Roy Saputra SH sebagai inspektur upacara. Dalam sambutannya, Mayor Inf Isnanto Roy Saputra membacakan amanat Dandim Pekanbaru menyampaikan, forum silaturahmi ini bisa memperkuat hubungan emosional antara prajurit TNI, Polri dan pemerintah. Ini agar dapat diperoleh kebersamaan pandang dalam memahami setiap permasalahan bangsa yang terjadi sehingga terpelihara keharmonisan. “ASN, TNI dan Polri merupakan satu kekuatan yang tidak bisa dipisahkan dan selalu bersinergi dalam menjaga dan mempertahankan
CR4/MIRSHAL/RIAU POS
FOTO BERSAMA: Camat Tenayan Raya Abdurrahman (kanan belakang) bersama Kasdim Mayor Inf Isnanto Roy Saputra SH (tengah belakang) dan Kapolsek Tenayan Raya Kompol Ramadhani SH (kiri belakang) bersama jajaran melakukan foto bersama usai upacara gabungan di halaman Kantor Camat Tenayan Raya, Senin (12/3/2018).
kedaulatan NKRI,” ujarnya. Lebih lanjut dikatakannya, harapan untuk bersama agar setiap orang meningkatkan keimanan dan kedisiplinan, serta antisipasi penyebaran berita hoax yang dapat men-
imbulkan konflik, terutama di saat sekarang musim pemilu. Usai upacara, dilanjutkan dengan memberikan santunan kepada beberapa ASN dan THL di Kecamatan Tenayan Raya yang meru-
pakan program santunan satu hati dari Abdurrahman. Hadir dalam apel bersama Tenayan Raya Koramil dan Polsek Tenayan Raya serta ASN, THL dan PKK serta RT/ RW LPM.(cr4/c)
TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
Riau Pos
HALAMAN 25
SELASA, 13 MARET 2018
NEW CAST: Meski berganti pemeran, chemistry Yoojung (Park Hae-jin) dan Hong-seol(Oh Yeon-seo) dijamin nggak kalah bikin baper dari versi drama.
Kisah Manis di Momen White Day
26
%
PENGGEMAR setia kisah cinta Yoo-jung sunbae dan Hong-seol di Cheese in the Trap pasti sempat dibuat gemas dengan kepastian penayangan versi film. Yep, memulai proses syuting sejak April 2017 dan rampung pada Juni, film Cheese in the Trap semula direncanakan rilis pada pertengahan 2017. Karena berbagai hal, waktu perilisan film sempat diundur lagi hingga akhir 2017. Tapi, hingga Desember berakhir, belum juga ada tanda-tanda kepastian tanggal rilis film yang diangkat dari webtoon populer itu. Penggemar pun jadi makin nggak sabar dan merasa di-PHP. Baru pada awal tahun ini penggemar akhirnya bisa bernapas lega. Sebab, Januari lalu pihak produksi film akhirnya resmi mengumumkan Cheese in the Trap siap hadir di bioskop pada 14 Maret 2018. Yippie! Usut punya usut, salah satu penyebab mundurnya waktu rilis adalah masalah negosiasi pihak produksi dan distributor. ’’Perlu waktu untuk mencapai kesepakatan dengan pihak distributor, Little Big Pictures,’’ tutur Mountain Movement Story selaku pihak produksi. Psst, pemilihan tanggal 14 Maret ternyata juga menyimpan maksud tersendiri loh. ’’Kami memang menargetkan Cheese in the Trap rilis pada tanggal itu agar bertepatan dengan momen White Day,’’ ujar pihak produksi. Yep, di Korea 14 Maret emang umum dirayakan sebagai hari kasih sayang. Pada tanggal tersebut, cewek-cewek memberikan cokelat buat para cowok. So, pilihan pihak produksi untuk merilis film pada tanggal itu dipandang sebagai strategi marketing yang cerdas. Buat bikin penggemar makin baper, pihak produksi juga sengaja ’’menghadiahi’’ fans dengan foto-foto manis para tokoh. Di momen Valentine lalu, para tokoh seperti Park Hae-jin, Oh Yeon-seo, hingga Sandara Park kompak mengunggah foto dalam suasana serbaputih sambil memegang sebuket bunga. Sementara itu, versi film Cheese in the Trap digadang-gadang siap menyajikan jalan cerita yang lebih baik daripada drama. Selain cast yang nyaris sepenuhnya berbeda, penggambaran karakter utama Yoo-jung dikabarkan dibuat siap bikin melting! ’’Di drama, karakter Yoo-jung digambarkan aneh sejak awal, sementara di film dia digambarkan lebih fresh, normal, dan hangat kepada temantemannya,’’ tutur Park Hae-jin. (far/dramafever/ allkpop/soompi/c22/nrm)
Zetizen adalah penggemar berat Cheese In the Trap sejak versi webtoon dirilis
Promising the Better Version
4
10
di antara Zetizen merasa kecewa dan kurang puas sama versi drama Cheese in the Trap.
HANCINEMA
Kalau kalian ketemu si cantik Kim Go-eun yang memerankan Hong-seol dalam versi drama, dalam film kalian justru bakal melihat akting aktris Oh Yeon-seo. Yep, dari semua cast dalam versi drama, cuma karakter Yoo-jung sunbae (Park Hae-jin) dan si antagonis Kim Sang-chul (Moon Ji-yoon) yang diperankan artis yang sama. Dalam versi film, second lead Baek In-ho diperankan Park Ki-woong. Selanjutnya, kembarannya, Baek In-ha, diperankan Yu In-young. Sandara Park 2NE1 juga unjuk kemampuan akting dengan memerankan karakter Jang Bo-ra loh. Meski mengejutkan, perubahan cast yang nyaris total tersebut telah melalui pertimbangan yang matang. ’’Itu adalah proyek film yang mengutamakan keadaan psikologis karakter. Sangat penting memiliki aktor yang tahu cara mendalami perannya,’’ ujar sutradara Kim Je-young sebagaimana dilansir Dramabeans. HANCINEMA
Cerita Lebih Singkat, tapi Menarik Drama 16 episode tersebut diringkas jadi cerita film yang cuma berdurasi sekitar dua jam. Eits, tapi, kalian nggak perlu khawatir. Film Cheese in the Trap digadang-gadang punya cerita yang lebih baik daripada versi dramanya nih. Sebab, sang penulis orisinal webtoon, Soon-gi, ikut bergabung langsung dalam proyek pembuatan film sebagai ’’Penulis orisinal Soon-gi mendukung proyek itu sebagai adviser. Walaupun nggak sepenuhnya menceritakan kisah orisinal dalam webtoon karena keterbatasan durasi, film tersebut lebih mirip versi orisinal daripada versi dramanya,’’ kata perwakilan Mountain Movement Story, perusahaan produksi film. Popularitas film itu pun sepertinya nggak bakal kalah dari webtoon yang mencapai 4,6 juta pembaca atau drama yang punya rating cukup tinggi. Bahkan, dalam beberapa hari setelah dirilis, trailer-nya ditonton lebih dari 2,4 juta orang.
’’Repairing’’ the Controversies Versi drama Cheese in the Trap meninggalkan cukup banyak kontroversi. Salah satunya adalah masalah ending. Saat versi drama akan berakhir, kisah webtoon orisinal masih ongoing. Hal tersebut bikin staf produksi drama memutuskan membuat ending versi mereka sendiri. Alhasil, kisah cinta Yoo-jung dan Hong-seol yang di versi orisinal tetap bertahan sampai akhir justru diceritakan kandas dan menggantung di drama. Bukan cuma itu, versi drama juga dianggap meninggalkan banyak misteri yang belum terjawab. Misalnya, kejelasan tentang karakter Yoo-jung sampai alasan dia punya sifat ’’hidden-creepy’’ kayak gitu. Padahal, itulah yang menjadi inti cerita orisinal versi webtoon. Hal-hal itulah yang kabarnya akan diperbaiki di versi film. Alur cerita drama yang lebih berfokus pada second lead Baek In-ho dan bukan karakter utama Yoo-jung juga bikin penggemar dan aktor kecewa. ’’Saya pikir saya membintangi drama berdasar webtoon asli Cheese in the Trap, tapi saya tidak tahu di mana saya sekarang,’’ ungkap Park Hae-jin saat itu. Seolah nggak mau mengulangi kesalahan yang sama, versi film digarap lebih matang. ’’Saya dan Park Hae-jin banyak berdiskusi,’’ tutur sang sutradara. Angkat tangan yang udah nggak sabar ke bioskop buat nonton filmnya!
Di balik kesuksesan webtoon dan drama Cheese in the Trap, ternyata ada banyak banget yang menunggu seri filmnya. Psst, mereka punya ekspektasi masing-masing yang berbeda-beda loh. Apa aja sih? (raf/c25/nrm)
bisa langsung mendatangi Graha Pena Riau, tepatnya ruang redaksi Riau Pos. Jangan lupa hubungi kontak panitia dulu guys sebelum kamu menukarkan mengumpulkan kupon. Sedangkan jadwal nonton, direncanakan pada weekend. Jadwal pastinya akan kita umumkan kembali saat kuota 200 kupon sudah terkumpul ya guys. So, stay tune. Pantengin terus koran Riau Pos dan instagram Zetizen Riau Pos. Ayo, tunggu apalagi Gen Z. Buruan beli koran dan tukarkan kupon dengan tiket nonton gratis. Kapan lagi modal beli koran bisa dapat tiket bioskop. Kupon paling lambat dikumpulkan pada Rabu (14/3) mendatang.(a/azr)
Zetizen Riaupos akan bagi bagi tiket nonton Mata Dewa di XXI Pekanbaru
Pendidikan
GRATIS
wajib follow @matadewamovie @zetizenriaupos @dblindonesiaofficial
“
1 1
Beli
koran dapat
#ditraktirzetizen NAMA
:
NO.TELP
:
ALAMAT
:
85%
SMA
5%
Kuliah
tiket
komen semenarik mungkin di @zetizenriaupos kenapa kamu harus terpilih untuk nobar mata dewa dan tag 5 orang temanmu gunakan hashtag #ditraktirzetizen
10%
SMP
*ketentuan
#ditraktirzetizen
Dari Mata Para Penggemar
PEKANBARU (RP) - Baru satu hari kupon koran nonton bareng (nobar) film Mata Dewa dicetak. Namun, sudah ratusan Gen Z yang mengumpulkan kupon dari guntingan koran Riau Pos ini. Hingga saat ini, setidaknya sudah lebih dari 100 kupon guys yang terkumpul. Antusias luar biasa dari Gen Z ini membuktikan bahwa animo mereka untuk nonton film yang terinspirasi dari true story DBL ini sangat tinggi. Panitia dari Zetizen Riau Pos sendiri membatasi kuota penonton. Batasnya sekitar 200 kupon saja lho guys. Jadi, 200 kupon pertama yang terkumpul, merekalah yang berhak ikutan nobar film Mata Dewa ini. Untuk pengumpulan kupon,
PROFIL RESPONDEN
Usia gunting disini
Gen Z Riau Antusias Nonton Mata Dewa
SOOMPI
ROMANTIS: Para pemeran film Cheese in the Trap menyapa fans dengan photo shoot manis di Hari Valentine.
gunting disini
TANGGAL 14 Maret 2018 mungkin jadi tanggal istimewa bagi penggemar K-drama. Pasalnya, film si ganteng Yoo-jung sunbae, Cheese in the Trap, akhirnya tayang di layar lebar. Diadaptasi dari kisah webtoon dan K-drama yang lebih dulu sukses, film Cheese in the Trap tentu mendapatkan ekspektasi tinggi. Apalagi, film itu juga menjanjikan banyak hal baru yang digadang-gadang lebih baik daripada versi dramanya. Kira-kira apa aja sih yang bakal beda? (irm/soompi/c22/nrm)
PERKUAT KARAKTER: Yoo in-young akan memerankan karakter kompleks Baek In-ha. Foto bawah, Pergantian banyak cast diharapkan bisa menampilkan ciri khas tokoh masing-masing.
“
Film Cheese in the Trap Siap Obati Kekecewaan Penggemar
Hadirkan 70 Persen Cast Berbeda
GUREYKORESINEMASI
12–15 tahun 16–18 tahun 19–20 tahun
26% 67% 7%
Jenis Kelamin Cewek Cowok
14% 86%
*gunting dan antarkan potongan kupon koran ke redaksi Zetizen Riaupos Lantai 3 Gedung Graha Pena. *guntingan koran paling lambat hari Rabu 14 MAret 2018 MORE INFO : AZURA 0852 7485 5785 / 0852 6471 3680 MATADEWAMOVIE
WWW.MATADEWA.ID
@dblindonesiaofficial
JUMLAH RESPONDEN 1.044 ORANG. POLLING DILAKUKAN DI 34 PROVINSI, MULAI ACEH HINGGA JAYAPURA. SAMPLING ERROR 4,5 PERSEN.
LAYOUT: NINA/ZETIZEN TEAM
REDAKTUR: SITI AZURA
TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
METROPOLIS
DEFIZAL/RIAU POS
26 PKL: Pedagang kaki lima (PKL) masih berjualan di pinggir jalur lambat Jalan Soekarno-Hatta, di depan Pasar Pagi Arengka, Senin (12/3/2018). Pedagang sudah diimbau tidak berjualan di areal pembangunan flyover tersebut.
Awasi Ketat Anak Main Game di Warnet Laporan SAKIMAN, Kota
KAPOLRESTA Pekanbaru Kombes Pol Susanto melalui Kasat Binmas Polresta Pekanbaru AKP Sunarti mengimbau kepada para orang tua supaya terus memberikan pengawasan kepada anak-anaknya. Dikatakan Sunarti, melihat perkembangan teknologi saat ini membuat anak atau generasi muda banyak yang terkena dampak positif dan negatif. "Ya, hal negatif inilah yang harus diantisipasi sejak
REDAKTUR: DESLINA
dini, dengan lebih memperketat pengawasan dari orang tua," jelas Sunarti, Senin (12/3). Tidak hanya orang tua, para guru di sekolah juga dikatakannya supaya turut andil untuk pengawasan anak-anak."Ya, karena anak muda merupakan anak yang mempunyai energi dan mudah menangkap wawasan," ujarnya lagi. Dengan kondisi tersebut, pihaknya menyarankan agar peran serta para orang tua dan guru supaya terus mengawasi.
Seperti halnya guru memberikan arahan yang positif terhadap siswa di sekolah, seperti memperingatkan siswa untuk tidak ugal-ugalan saat berkendaraan, minuman keras serta narkoba yang dapat merusak mental dan pikiran para generasi muda. "Para orang tua juga kami sarankan pada saat malam hari supaya mengawasi anaknya agar tidak bermain game di warnet, karena dari pantauan masih banyak warnet yang buka hingga larut malam," katanya.(lin)
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Pelaku Pengeroyokan Akhirnya Ditangkap KOTA (RP) - Pihak Kepolisian Polsek Limapuluh, Pekanbaru telah mengamankan pelaku pengeroyokan yang terjadi di Jalan Kuantan, Sabtu (17/2) lalu. Hal tersebut disampaikan Aldiko (24) yang merupakan korban dalam kasus tersebut. Ia mengetahui para pelaku ditangkap setelah dihubungi pihak kepolisian Polsek Limapuluh. "Ya, pelakunya telah ditangkap jajaran Polsek Limapuluh," ujarnya, Senin (12/3). Dikatakannya, terkait dengan adanya peristiwa pengeroyokan yang dilakukan lima orang lelaki di Jalan Kuantan waktu lalu, dirinya mengakui masih merasa trauma. Kanit Reskrim Polsek Limapuluh Iptu Abdul Halim mengakui soal penangkapan tersebut. ‘‘Iya (ditangkap, red), masih tahap pemeriksaan,’’ ujarnya. Di mana sebelumnya, warga Gang Pakam, Jalan Pahlawan Kerja ini dikeroyok oleh lima orang lelaki yang tidak diketahuinya saat berjalan kaki di Jalan Kuantan, Limapuluh, Sabtu (17/2) lalu. Tidak hanya itu, dirinya juga
nyaris ditabrak dengan menggunakan mobil pelaku. Karena mendengar suara perintah menabrak dirinya, ia langsung menyelamatkan diri. Melihat tindakan pelaku,
korban langsung menghampiri mobil tersebut. Saat menanyakan kenapa menabrak, korban langsung dikeroyok. Korban melaporkan peristiwa itu ke Polsek Limapuluh.(man)
TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
METROPOLIS
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
294 Peserta Lolos Tes Jasmani Banpol PP KOTA (RP) - Sebanyak 294 peserta seleksi penerimaan tenaga Bantuan Polisi Pamong Praja (Banpol PP) Kota Pekanbaru dipastikan lulus tes kesehatan jasmani. Hasil tes ini diumumkan di Kantor Satpol PP Kota Pekanbaru, Senin (12/3) sore. Merekaterdiri dari 228 laki-laki dan 66 perempuan. Kepala Badan Satuan Polisi Pamong Praja (Kaban Satpol PP) Kota Pekanbaru Agus Pramono mengungkapkan, ada sebanyak 224 peserta yang gagal tes kesehatan jasmani. Penyebab-
nya ada berbagai macam. Mulai dari tidak datang saat tes dilakukan hingga mengalami hipertensi. Sehingga tidak memungkinkan untuk mengikuti tes. “Saat tes jasmani pekan lalu ada sebanyak 29 peserta yang tidak hadir. Kemudian ada juga yang mengalami hipertensi sebanyak 18 peserta, sehingga menurut dokter yang mendampingi, kalau dilaksanakan justru membahayakan peserta tersebut,” jelas Agus. Ditambahkannya, ada beberapa hal yang justru bisa mengancam kes e-
lamatan bagi yang mengalami hipertensi. Mulai dari stroke ringan hingga pecah pembuluh darah. Sehingga tim medis yang hadir saat tidak memperbolehkan peserta tersebut mengikuti tes jasmani. “Penyebab hipertensi ini kata dokter bisa diakibatkan stres, kurang tidur, doping atau lainnya. Sehingga pihak RS tidak mau menanggung risiko. Karena kalau dipaksa larinya kencang, tensi naik dan pembuluh darah bisa pecah,” paparnya. Sementara itu bagi peserta
seleksi yang sudah lulus tes kesehatan jasmani, mereka selanjutnya akan mengikuti tes tertulis pada Jumat (16/3) di Makorem 031/Wirabima di Jalan Sisingamangaraja. Kemudian hasil tes tertulis ini akan diumumkan pada 20 Maret mendatang. Pada tahapan seleksi terakhir peserta yang lulus tes tertulis akan mengikuti proses tes wawancara. Mereka akan diwawancarai langsung oleh Sekretaris Kota (Sekko) Pekanbaru M Noer, para asisten, dan juga Kaban Satpol PP Agus Pramono.(luk)
Belum Dipindah, Besi JPO Hilang Sambungan dari hal. 21 dibangun flyover atau jembatan layang. Seorang pekerja bernama Feri mengatakan, ia dan rek annya tidak tahu siapa yang telah mengambil besi tersebut. Dirinya baru mengetahui besi itu hilang pada Senin (12/3) pagi saat ia akan membongkat besi JPO bagian atas untuk pemasangan iklan. “Banyak yang hilang besinya. Pas kami mau mulai kerja, besin-
ya sudah tidak ada lagi. Tidak tahu siapa yang mengambil,” ujarnya kepada Riau Pos, Senin (12/3) siang. Menurutnya, besi-besi pagar JPO itu hilang tidak sekaligus. Melainkan diambil secara bertahap sejak beberapa har i lalu. “Mungkin saat malam hari orangnya datang mengambil besi itu. Dan besi yang diambil juga beda-beda tempatnya,” katanya. Pedagang Masih Berjualan Sementara itu, pantauan
di lokasi pembangunan flyover di Simpang Pasar pagi Arengka, masih terlihat beberapa pedagang yang berjualan di depan pasar pagi. Padahal, kawasan tersebut sudah disterilkan oleh tim yustisi Pemerinta Kota Pekanbaru guna kelancaran pembangunan flyover. Musdi (43), seorang pedagang sayuran dan buah di kawasan tersebut mengatakan, ia sudah mengetahui bahwa kawasan tempat ia berjualan
Seni Rupa Penarik Wisatawan Sambungan dari hal. 21 menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari atraksi. Yaitu menampilkan sesuatu yang akan dilihat oleh wisatawan. “Semua karya ini merupakan karya seniman Riau,” katanya. Fahmizal menambahkan, dengan mengusung tema Imaji Ruang dan Warna, Gebyar Pariwisata Riau, para seniman Riau mengangkat lukisan yang menggambarkan keadaan Riau. Kepala UPT Bandar Serai Raja Indra Suhairi mengatakan, jumlah seniman yang menampilkan karya seni sebanyak 24 orang. Berasal dari 12 kabupaten/kota di Riau. “Tiap kabupaten diwakili dua orang seniman,” ujarnya. Sebanyak 48 karya seni yang ditampilkan pada pameran yang berlangsung hingga 15 Maret ini, akan
REDAKTUR: YULIANTI SABIKIS
dinilai oleh kurator Hamzah. “Karya yang terpilih dengan nilai tinggi, senimannya akan diikutsertakan dalam seminar seni rupa di Jogjakarta,” ujarnya. Dari 48 karya seni rupa yang dipamerkan, salah satunya lukisan dengan judul Young Generation karya Ibrahim. Lukisan ini menggambarkan suasana anak-anak sedang belajar bersama di ruang terbuka. Lukisan lainnya berjudul Pemulung yang Sukses karya Rusli. Menggambarkan satu keluarga yang pulang de ngan menggunakan gerobak sampah dan dibantu kedua bocah laki-laki mendorong gerobak diisi penuh bekal untuk hidup di kampung. Rumah kayu yang mereka tempati selama di kota juga ikut dijual. Selain itu, seniman asal
Tembilahan Khairil Anwar membuat karya tanpa menggunakan kuas. Ia memilih menggunakan bahan media campuran (mixmedia) seperti spons, triplek, dan potongan kayu. Bahan-bahan ini ia susun hingga berbentuk rumah, pohon dan sebagainya. Lalu dibingkai dengan pelepah pinang. Khairil Anwar mengangkat tema Kampung Pesisir. Alasannya,karena ia melihat kehidupan yang damai di kampung pesisir. Di mana mereka yang tinggal di sana tidak tersentuh dengan bisingnya kehidupan perkotaan. “Suku Duano yang masih ada di sana hanya punya aktivitas mencari ikan di laut dan pulang ke rumah. Seperti itu setiap harinya,” ujar Khairil.(cr4)
harus dikosongkan. Namun karena pekerjaan proyek flyover belum dimulai, maka ia memilih untuk tetap berjualan. “Kan belum mulai. Kalau sudah mulai baru kami tidak berjualan lagi di sini. Ini kan sementara saja,” singkatnya. Beberapa pekerja terlihat masih meratakan dan membersihkan lokasi untuk penempatan barang atau alat-alat material yang dipergunakan untuk pekerjaan proyek tersebut.(*1)
Tiga Anak Korban Trafficking Sambungan dari hal. 21 kata Guntur, Senin (12/3). Terhadap anak di bawah umur yang menjadi korban perdagangan manusia, mantan Kapolres Pelalawan ini mengatakan, juga telah diamankan di Mapolresta Pekanbaru untuk menjalani proses pemeriksaan lebih lanjut. “Kami masih mendalaminya. Mereka sudah diamakan untuk menjalani proses pemeriksaan lebih lanjut,” ujarnya. Sementara itu, Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Susanto saat dikonfirmasi mengenai kejadian tersebut sampai saat ini belum ada memberikan keterangan. Pesan singkat yang dilayangkan melalui WA juga tidak kunjung dibalas.(rir/man/yls)
27
Komisi I-Satpol PP Memanas Sambungan dari hal. 21 penghinaan terhadap lembaga DPRD itu. Disebutkan anggota Komisi I Nasruddin, dalam hearing, Kaban Satpol PP Pekanbaru Agus Pramono mengakui pelaksanaan perekrutan tidak memiliki petunjuk teknis (juknis). “Juknis itu diakuinya (Kaban Pol PP, red) tidak ada. Dan diakuinya bisa dibuat. Lalu kami bantah. Seharusnya juknis itu ada sebelum pelaksanaan. Sekarang kesannya asal-asalan dan tidak punya dasar. Lalu mengapa kemudian disebutkan juknis itu ada, tapi tidak disampaikan saat hearing?” tanya Nasrudin, Senin (12/3). Selain menyoroti masalah juknis, Komisi I juga mempersoalkan keterlibatan RS Tentara sebagai tempat tes kesehatan jasmani. “Harusnya di rumah sakit pemerintah. Tentu akan jadi PAD (pendapatan asli daerah, red), “ sebutnya lagi. Persoalan ketiga, kata Nasrudin adalah keterlibatan TNI-AD. “Karena kan fungsi Satpol PP itu kan penegak perda, bukan untuk perang. Makanya kemarin dalam berita acaranya itu kami simpulkan cacat hukum,” ungkapnya. Anggota Komisi I lainnya, Ida Yuliati juga menegaskan, bahwa dalam berita acara hearing disebutkan, bahwa penyelenggaraan perekrutan Banpol PP diakui Kepala Badan Satpol PP Agus Pramono tidak memiliki juknis sesuai aturan perundang-undangan. “Diakui tidak ada, dan ada
ditercatat dalam berita acara rapat. Kami juga punya rekamannya,” sebut Ida. Sekarang, disebutkan Ida, Satpol PP membuat alibi dengan patokan ke UU Nomor 23/2014. Di mana baru pada pelatihan pendidikan melibatkan kepolisian dan kejaksaan. “Proses rekrutmen ini seharusnya kan satu rangkaian sampai pendidikan nantinya,” kata Ida. Pada intinya juga, kata Ida, apapun yang terjadi, rekrutmen baru legal apa bila sudah ada juknis yang ditandatangani pembina kepegawaian daerah dalam hal ini sekretaris kota. Menyikapi persoalan ini juga, kata Ida, DPRD Pekan baru sudah melayangkan surat ke wali kota dan di tandatangani oleh pimpinan DPRD Pekanbaru. Tujuannya meminta peninjauan ulang proses rekrutmen Banpol PP. “Kami juga jadwalkan pemanggilan sekretaris kota. Karena proses penerimaan rekrutmen itu sudah menyalahi undang-undang,” tegasnya. Lalu, Ida juga menyebutkan, DPRD merasa tersinggung dengan sanggahan Satpol PP di media. Karena menurut Ida, seharusnya yang berkomentar soal proses ini adalah agus Pramono langsung. Bukan selevel kasi. “Ini melecehkan, dan menghina lembaga. Dan ini kami protes,” tegas Ida. Lupa Bawa Berkas Sementara itu, Kepala Badan Satpol PP Kota Pekanbaru Agus Pramono saat dikonfirmasi melalui Sekretaris Badan Satpol PP
Junaedy mengatakan, pada saat hearing tersebut, anggota yang mendampingi Agus Pramono lupa membawa berkas-berkas yang diperlukan. Termasuk juknis penerimaan tenaga Banpol PP yang diminta Komisi I. Sehingga saat hearing, Agus Pramono tidak memegang juknis yang diminta. “Pada saat itu memang anggota kami yang mendampingi Kaban Satpol PP terlupa membawa juknis. Karena memang saat itu saya ke lapangan di perempatan Pasar Pagi Arengka meninjau proses pembersihan lahan pembangunan flyover,” jelas Junaedy. D i j e l a s k a n n ya, s e b e lum dilakukan penerimaan tenaga Banpol PP, pihaknya sudah melakukan tahapan dalam penerimaan tersebut. Dimulai dari terms of reference (ToR) tentang rekrutmen tenaga harian lepas (THL). Dalam ToR tersebut sudah dijelaskan keperluan Banpol PP. Yaitu sebanyak 100 orang. ToR tersebut ditandatangani Sekko Pekanbaru pada 31 Januari 2018. Setelah itu barulah keluar SK penetapan tim seleksi penerimaan Banpol PP pada awal Februari yang ditandatangani Wali Kota Pekanbaru. “Selanjutnya membuat juknis dan setelah keluar juknis baru diumumkan penerimaan tenaga Banpol PP 12-26 Februari 2018. Sampai saat ini pengumuman tes jasmani. Setelah itu baru nanti dilanjutkan ujian tertulis pada 16 Maret mendatang,” jelasnya.(gus/luk)
Di-PHP Teman Facebook Sambungan dari hal. 21 Karena merasa sudah seperti pasangan kekasih, Rina pun tak keberatan ia menabung uang hasil jerih payahnya bekerja sebagai karyawan toko. Sedikitnya Rina sudah menabung Rp800 ribu. Bukan ke rekening bank miliknya. Tapi ke rekening atas nama Ferdi. Alamaaak! Dan benar saja. Uang sudah didapat, si Ferdi malah menghilang bak ditelan bumi. ‘’Sudah tiga hari ini dia tak bisa dihubungi,’’ kata Rina sedih.
Bahkan akun facebook Ferdi sudah tidak bisa dicari lagi. “Fb, WA (WhatApp), nomor telepon, semua tidak ada yang bisa dihubungi. Hilang begitu saja,” ujarnya. Rina pun akhirnya sadar Ferdi adalah si pemberi harapan palsu (PHP). Dan ia menjadi korban. Tapi apa mau dikata, ia tak bisa berbuat apa-apa. Ia hanya bisa meratapi uang tabungannya yang hilang dan juga uang untuk beli pulsa selama ia berhubungan dengan Ferdi. Nasib... nasib...(cr4)
TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
METROPOLIS
28
Riau Pos
SELASA, 13 MARET 2018
Hasil Autopsi, Ternyata Bukan Orok
CF1/MIRSHAL/RIAU POS
UNJUK RASA : Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) melakukan aksi unjuk rasa terkait sampah di depan Kantor Wali Kota Pekanbaru Jalan Sudirman, Senin (12/3/2018). Pengunjuk rasa menuntut pemerintah dan dinas terkait untuk menyelesaikan persoalan penumpukan sampah di Kota Pekanbaru.
KOTA (RP) - Terkait dengan adanya dugaan penemuan orok yang sempat menghebohkan warga Kecamatan Bukit Raya waktu lalu, ternyata setelah dilakukan autopsi tidak benar. Hal tersebut disampaikan Kasubbid Yanmed Dokpol Rumah Sakit Bhayangkara Polda Riau Kompol Supriyanto. Dikatakannya, dari hasil autopsi pihaknya bahwa penemuan itu bukanlah janin atau orok. "Kalau janin bayi bukan, tapi kalau sisa-sisa ari-ari bayi masih kami dalami dengan pemeriksaan penunjang," ujarnya, Senin (12/3). Sebelumnya pihak kepolisian Polsek Bukit Raya menunggu hasil autopsi terkait dengan adanya penemuan diduga orok yang ditemukan di Kecamatan Bukit Raya, Jumat (9/3) lalu. Waktu itu Kapolsek Bukit Raya Kompol Pribadi serta Kanit Reskrim Polsek Bukit Raya Iptu EJ Manulang berpendapat, kuat dugaan berdasarkan hasil penyelidikan pihaknya di lokasi bahwa hal tersebut kemungkinan ari-ari bayi yang dibuang begitu saja. Penemuan tersebut tepatnya di Gang H Sutiono, Jalan Arifin Ahmad Kelurahan Sidomulyo Timur, Kecamatan Marpoyan Damai, Pekanbaru. Warga setempat menemukannya di dalam sebuah kendi kecil persis di pinggir gang yang terdapat ilalang di lahan kosong.(man)
Pengunjuk Rasa Nilai Lelang Sampah Tak Transparan Zulfikri: Salah Alamat Demo Ditujukan ke DLHK Laporan LUKMAN PRAYITNO, Kota
BELASAN mahasiswa yang ter gabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Pekanbaru melakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor Wali Kota Pekanbaru, Senin (12/3) siang. Kedatangan para mahasiswa tersebut mempertanyakan proses lelang angkutan persampahan yang dinilai tidak transparan. Dalam aksinya yang berada di luar pagar Kantor Wali Kota Pekanbaru tersebut, mereka turut
membawa kertas karton berisi berbagai tuntutan. Kemudian tuntutan tersebut juga disampaikan melalui orasi secara bergantian. Salah satu orator meminta Wali Kota Pekanbaru dan Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Pekanbaru untuk mengusut dugaan tidak transparannya proses lelang tersebut. "Usut tuntas monopoli proyek pelelangan pegangkutan sampah di Kota Pekanbaru ini. Kami minta
Wali Kota Pekanbaru dan Dinas Kebersihan (DLHK) untuk mengusut tuntas," teriak salah satu orator. Koordinator aksi, Amri Taufik saat dalam orasinya menduga ada kongkalikong dan permainan dalam proses lelang sewa angkutan persampahan tersebut. Sehingga menurutnya pada lelang zona 1 yang semestinya diumumkan akhir Februari namun hilang dari website LPSE. "Kami minta ini diusut tuntas, apalagi pemenang proyek berasal
664 Teguran Dikeluarkan dalam Sepekan KOTA (RP) - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Pekanbaru telah mengeluarkan sebanyak 664 teguran kepada pengendara yang tidak mematuhi aturan berlalu lintas. Disampaikan Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Susanto melalui Kasat Lantas Polresta Pekanbaru Kompol Rinaldo Aser, semenjak digelarnya RINALDO ASER Operasi Keselamatan Muara Takus 2018, Senin (5/3) lalu, hingga kini masih banyak pengendara yang melakukan pelanggaran. Seperti halnya yang diketahui, bahwa Operasi Keselamatan Muara Takus tersebut dilakukan pihak kepolisian selama 21 hari, mulai 5 Maret 2018 sampai 25 Maret 2018. Sasaran operasi ini meliputi pengendara roda dua dan roda empat yang tidak mematuhi aturan lalulintas. Dilaksanakannya operasi tersebut untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap lalu lintas. Pasalnya, seperti beberapa pelanggaran yang dilakukan pengendara sepeda motor dan pengemudi mobil masih saja ditemukan. Dengan kondisi itu, mantan Kapolsek Limapuluh ini mengimbau kepada masyarakat agar sebelum menaiki kendaraan supaya disiapkan terlebih dahulu perlengkapan lainnya. “Sebelum bepergian siapkan dulu perlengkapan lainnya seperti SIM, STNK, helm, kaca spion, TNKB, dan lainnya,” kata Rinaldo. (man)
Razia POM TNI, Tiga Positif Narkoba
dari Jakarta," ujarnya. Sementara itu Kepala Badan Satuan Polisi Pamong Praja (Kaban Satpol PP) Kota Pekanbaru berupaya berdialog dengan pendemo. Namun mereka menolak karena menurut mereka yang harus datang menemui adalah Wali Kota Pekanbaru dan Kepala DLHK. Dihubungi terpisah Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Pekanbaru Zulfikri mengatakan, demo
yang diarahkan ke DLHK tersebut merupakan demo salah alamat. Pasalnya proses pelelangan berada di Unit Layanan Pengadaan (ULP) Pemko Pekanbaru. "Itu salah alamat kalau diarahkan ke DLHK. Kami tidak ikut campur dalam proses pelelangan. DLHK hanya sekadar menyiapkan persyaratan lelang dan aturan-aturannya. Kalau pemenang lelang itu ditetapkan oleh pokja tersendiri," paparnya.(lin)
RAZIA: Petugas Satlantas Polresta Pekanbaru memberhentikan kendaraan ketika menggelar razia bagian dari Operasi Keselamatan Muara Takus 2018 di Jalan SM Amin Pekanbaru, Riau, Kamis (8/3/2018).
MHD AKHWAN/RIAUPOS
300 Lebih Kasus Curanmor selama 2017 KOTA (RP)- Tindak kejahatan pencurian kendaraan bermotor masih tinggi di Kota Pekanbaru. Sepanjang tahun 2017 lalu, Kepolisian Resort Kota (Polresta) Pekanbaru mencatat ada 300-an kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor). Hal tersebut disampaikan Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru Kompol Bimo Aryanto, Senin (12/3). Dikatakannya, seluruh kasus yang terjadi pada 2017 itu didominasi pencurian kendaraan roda dua. "Ada 300 kasus curanmor selama 2017, dari jumlah itu kebanyakan pencurian kendaraan roda dua," ungkapnya Berdasarkan catatan pihak kepolisan, selama 2017 terdapat 290 kasus curanmor roda dua. Sedangkan untuk pencurian roda
empat terdapat 33 kasus. Kasus paling banyak terjadi pada bulan Januari 2017, yakni 38 kasus. 36 di antaranya merupakan kasus curanmor roda dua, 2 kasus lainnya curanmor roda empat. Sedangkan untuk kasus paling minim terjadi pada Agustus, yakni hanya 20 kasus curanmor. 17 kasus roda dua dan roda 3 kasus roda empat. "Kasus pencurian kendaraan roda empat paling banyak terjadi di bulan November 2017 sebanyak 5 kasus," tuturnya.(*1)
KOTA (RP) - Kepolisian Sektor (Polsek) Limapuluh, Kota Pekanbaru pastikan tiga dari lima orang yang terjaring razia POM TNI pada Jumat (9/3) lalu, positif narkoba. Hal tersebut di ungkap Kanit Reskrim Polsek Limapuluh Iptu Abdul Halim, Senin (12/3). “Dari kelima yg diserahkan oleh POM TNI itu, setelah dilakukan pemeriksaan tiga positif penyalahgunaan narkoba dan duanya lagi negatif,” ungkapnya. Ketiganya dinyatakan positif penyalahgunaan narkoba setelah melalui tes urine oleh pihaknya. Selain itu juga ditemukan narkoba jenis ekstasi sebanyak tiga butir dan dua butir obat kuat. “Terhadap ketiganya masih kita lakukan pemeriksaan intensif,” singkatnya. Sebelumnya, sebanyak 28 orang terjaring razia yang digelar POM TNI. Lima orang diamankan dari tempat hiburan malam di kawasan Polsek Limapuluh itu. Razia ini dipimpin langsung Kasi Intel Korem 031/WB dan Dandenpom I/3 Pekanbaru. Dengan tujuan melaksanakan razia dalam rangka menegakkan disiplin bagi prajurit yang berkeliaran di dunia malam serta memberantas narkoba yang beredar di klub-klub malam di kota Pekanbaru.(*1) REDAKTUR:DESLINA
TATA LETAK: KATON SUNGKOWO