#04 Cibinong Park Mall
“ Biophilic Design can reduce stress, improve cognitive function and creativity, improve our well-being �
Public Facility / Mall / Commercial Building Final Year Project Lecture : Dr. Eng. Beta Paramita, M.T., Restu Minggra, M.T.
Cibinong Park Mall merupakan ruang rekreasi dan pusat perbelanjaan yang memiliki konsep taman terbuka untuk mengurangi stress BWP Cibinong. Cibinong Park Mall menggunakan pendekatan tema Biophilic. Biophilic merupakan pendekatan rancangan arsitektur yang berfokus pada peningkatan kesejahteraan manusia baik secara phisiologis maupun psikologi. Sehingga selain untuk komersil, Cibinong Park Mall juga ditujukan sebagai tempat untuk berekreasi dan refreshing keluarga.
31 | Portfolio - Sarah Luziani 2020