Scuba Diver AustralAsia Indonesia

Page 1

SD Edisi 8/2012, TTL No. 4

PAN D UAN FOTO & V I D EO BAWAH AI R scubadiverindo.com

EMPAT MATA DENGAN

RAKSASA Rp 40.000 (Jawa) - Rp 45.000 (Luar Jawa)

Anaconda Singa Laut Lumba-lumba Beruang Grizzly Taka Bonerate


Paul Souders

dari editor

Membuka tahun baru, kami ingin kembali menyajikan gambar maupun kisah yang tak terpikirkan sebelumnya. Kali ini fokus tertuju kepada hewan-hewan raksasa yang jarang terdokumentasikan atau yang terdokumentasikan secara salah melalui film. Berbagai artikel yang ada di edisi ini juga mengajak Anda untuk melihat sisi lain dari hewan-hewan yang telah telanjur berpredikat ganas dan buas. Menyelam dengan anaconda (hal. 20) di Brazil atau menunggu beruang grizzly menangkap salmon di Alaska yang dinginnya menggigit (hal. 78)? Hanya orang-orang bernyali yang berani melakukannya! Simak juga nyali yang dibutuhkan untuk menempuh perjalanan panjang ke Kepulauan Macan alias Taka Bonerate yang merupakan atol ketiga terbesar di dunia (hal. 12). Di edisi ini Anda juga akan melihat seekor babi berenang. Rekayasa atau realita? Langsung buka saja (hal. 48)! Tak terasa sudah 16 edisi saya bersama majalah ini. Di edisi terakhir ini, ijinkan saya untuk mengucapkan terima kasih dari hati yang paling dalam atas segala dukungan yang diberikan. Siapa pun yang selanjutnya memimpin majalah ini, isinya pasti tak akan mengecewakan karena semua yang berada di belakang majalah ini adalah personil yang sangat mencintai laut. Sama seperti Anda. Selamat memulai tahun baru, hidup baru, tantangan baru dengan semangat baru!

4

SDTTL

INDONESIA

FraNSiSKa aNGGraiNi

ASIA PASIFIK

dieGo a. GarCia

AMERIKA

Matt WeiSS

EROPA & AFRIKA

dietMar W. FUCHS


DAFTAR ISI

SD Edisi 8/2012, TTL No. 4

20

52

34 TIPS FOTOGRAFI

8

KLINIK FOTO

FOTO KIRIMAN PEMBACA Adi Mirwan mendapat tips fotografi dari Indra Swari W.

78

SENI BERBURU Oleh Paul Souders

12

6

SDTTL

GALERI

EMPAT MATA DENGAN RAKSASA Berbekal nyali dan tekad yang kuat, beberapa fotografer berikut mempersembahkan profil hewanhewan raksasa penghuni samudera di seluruh dunia

DESTINASI TAKA BONERATE

Oleh Berbagai Kontributor

TAKA DI ATAS hAMPARAN PASIR Ketika kapal merapat di Pulau Tinabo, barulah dimengerti mengapa orang Makassar menamai kepulauan cantik ini Taka bonerate, yang berarti karang di atas hamparan pasir putih

TEKNIK

26

DESTINASI AMERIKA

SISI lAIN ANACONDA Memotret ular berukuran paling besar sedunia di rawa berlumpur di Brazil tak hanya membutuhkan nyali, tapi juga pengetahuan tentang sang raksasa Oleh Franco Banfi

62

34

FEATURES

Oleh Fransiska Anggraini

20

PORTFOLIO

FROM THE FIELD

GOING PRO

EKSPEDISI: ChIlI Memiliki 78.000 kilometer garis pantai yang masih perawan, Chili menunggu para penyelam untuk mengeksplornya Oleh Andy Murch

52

DSLR SHOOTER

MEMOTRET RAKSASA hAWAII

SINGA LAUT

Makhluk-makhluk besar penghuni perairan Hawaii dari sudut pandang lensa fisheye yang dramatis

BERCANDA DENGAN SINGA lAUT

Oleh Keri Wilk

Singa laut adalah hewan yang sulit ditebak. Mereka dapat bertingkah jinak, namun semenit kemudian berubah galak. Oleh Berbagai Kontributor


Klinik Foto Adi Mirwan

 Piranti & Pencahayaan: Canon G12, tanpa flash, f/4.5, 1/125, ISO 800

„Piranti & Pencahayaan: Canon G12, built-in flash, f/2.8, 1/60, ISO 250

Komentar Indra: Sebuah komposisi indah dengan menempatkan liukan anemone sebagai foreground sehingga memberikan kesan yang dinamis! Sayang foto ini tidak menggunakan flash/strobe, sehingga ISO yang dipakai tinggi dan berefek pada kualitas gambar yang terlihat pecah. Semakin dalam di bawah air, maka spektrum warna akan semakin menghilang, yang dimulai dari warna merah. Flash/strobe berfungsi mengembalikan warna-warna yang hilang tersebut. Jika tidak ingin menggunakan flash/ strobe, bisa gunakan filter merah dengan rajin mengatur white balance setiap erpindah kedalaman.

Komentar Indra: Detil corak tubuh dan mata ikan ini adalah obyek menarik untuk difoto. Karena lokasi flash kamera compact berada di kiri atas, maka cahaya yang ditembakkan ke obyek terbatas. Distribusi cahaya dari flash terlihat tidak merata di foto ini. Bagian atas terlalu terang, sementara bagian bawahnya justru tidak mendapatkan cahaya. Cobalah bereksperimen dengan jarak antara kamera dan obyek sampai menemukan jarak minimal jarak flash jatuh merata pada obyek. Foto close-up juga berarti detil, corak, dan tekstur akan terlihat jelas, sehingga disarankan untuk membersihkan backscatter dengan healing brush atau clone stamp di Photoshop agar hasil akhir lebih bagus.

CHRIS SIMANJUNTAK Kirimkan foto-foto bawah air Anda ke arris@scubadiverindo.com untuk dikomentari sekaligus dibedah, lengkap dengan tips praktis dari fotografer Chris Simanjuntak. Sering menjadi juri lomba foto bawah air yang diadakan di berbagai tempat di Indonesia, karya-karya instruktur dan pengajar fotografi bawah air ini telah banyak menghiasi media. Bagi yang ingin belajar lebih jauh tentang fotografi bawah air langsung dari ahlinya, inilah saatnya! Dapatkan voucher kursus fotografi senilai Rp 600.000 persembahan Neumatt Center for Photography Studies bagi setiap foto yang dimuat.


 Piranti & Pencahayaan: Canon G12, built-in flash, f/2.8, 1/129, ISO 100

Komentar Indra: Ide yang brilian untuk membingkai penyelam dengan foreground koral penuh warna! Saya selalu menyarankan untuk menggunaan mode manual setiap kali memotret di bawah air supaya bisa mengontrol kamera secara penuh. Untuk memaksimalkan depth-offield, saat memotret wide angle disarankan memakai angka f-stop yang lebih besar, seperti f/5.6, f/8, atau f/11. Sesuaikan pengaturan kecepatan untuk mendapatkan warna background yang diinginkan, karena warna foreground pada foto ini akan bergantung kepada pencahayaan dari flash. Sesuaikan pula pengaturan ISO dengan kedalaman dan kondisi cahaya yang ada. Jika semakin dalam atau semakin gelap, ISO bisa dinaikan ke 200 atau 400.


DESTINASI | Taka Bonerate

12

SDTTL

Pasir putih di Lantigiang yang berada di gugusan Kepulauan Taka Bonerate, atol ketiga terbesar di dunia


Teks oleh Fransiska Anggraini | Foto oleh Asri & Ria Qorina Lubis

Taka di atas Hamparan pasir Ketika kapal merapat di Pulau Tinabo, barulah dimengerti mengapa orang Makassar menamai kepulauan cantik ini Taka Bonerate, yang berarti karang di atas hamparan pasir putih


Destinasi ameriKa | anaconda

Oleh Franco Banfi

sisi lain anaconda Memotret ular berukuran paling besar sedunia di rawa berlumpur di Brazil tak hanya membutuhkan nyali, tapi juga pengetahuan tentang sang raksasa

20

SDTTL

Jangan pernah menghalangi jalan anaconda, cobalah lebih ke sisi ketika memotretnya



GoinG Pro | Chili

26

SDTTL

Redspotted catshark ini yang membuat saya jauh-jauh berkelana ke Amerika Selatan


Oleh Andy Murch

EKSPEDISI:

CHILI Memiliki 78.000 kilometer garis pantai yang masih perawan, Chili menunggu para penyelam untuk mengeksplornya


GALERI | Raksasa

BUTUH BOTOX Di Tonga, fotografer Sue Flood mendapati seekor paus bungkuk betina sedang beristirahat di permukaan air. Di sebelahnya bayinya yang berusia beberapa minggu terkatung-katung. Sue mendekati bayi paus sepelan mungkin agar ibunya tidak menjadi agresif. Walau masih bayi, namun kulit di sekitar matanya banyak kerutan seperti manusia yang sudah saatnya suntik Botox.

34

SDTTL


EMPAT MATA DENGAN RAKSASA Berbekal nyali dan tekad yang kuat, beberapa fotografer berikut mempersembahkan proďŹ l hewan-hewan raksasa penghuni samudera di seluruh dunia


DSLR SHOOTER | Memotret Raksasa Hawaii

Oleh Keri Wilk

52

SDTTL

MEMOTRET RAKSASA HAWAII,

Makhluk-makhluk besar penghuni perairan Hawaii dari sudut pandang lensa ďŹ sheye yang dramatis


Lumba-lumba spinner yang sering melintasi perairan Kona, Hawaii


LEOparDS & LiOnS | Singa Laut

BERCANDA DENGAN

SINGA LAUT

62

SDTTL


PIRANTI KAMERA Kamera: Canon EOS 50D Lensa: 10 -17mm Kecepatan: 1/125 Aperture: f/6.7 ISO: 200


Kini kami dapat dinikmati melalui satu sentuhan jari dengan mengunduh aplikasinya ke dalam iPad, android dan web. Hanya US$ 1.99 per edisi, nikmati kemudahan berlangganan semudah menjentikkan jari.

Cara mengunduh:

1. Jalankan aplikasi ‘App Store’ di iPad Anda. |2. Tap ‘Search’ di kanan atas, ketikkan ‘Wayang Force’. |3. Tekan Enter atau pilih Wayang Force dari saran pencarian yang dihasilkan. |4. Tekan tombol ‘FREE’ yang menandakan aplikasi ini Gratis untuk diunduh, dan tekan ‘INSTALL APP’ untuk menginstalnya ke iPad Anda. |5. Anda mungkin harus memasukkan password AppStore/iTunes Store Anda untuk melanjutkan. |6. Anda akan dibawa keluar dari aplikasi AppStore, dan proses instal aplikasi WayangForce akan berjalan. |7. Tunggu sampai selesai, dan WayangForce pun siap untuk Anda gunakan. Untuk web dan android, aplikasi dapat diunduh di www.wayangforce.com

Info berlangganan: ( 0 21 ) 5 3 6 5 1 2 01 a t a u E m a i l : i n f o @ s c u b a d i v e r i n d o . c o m

www.scubadiverindo.com

Scuba Diver AustralAsia Indonesia

@majalah_SDAAI


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.