TANJUNGPINANG POS
JUMA T 12 APRIL 2013 JUMAT
RP1.800
Sani: Gubernur Bisa Botak Dong... F-ISTIMEWA
Indikator Ekonomi Kepri Terus Membaik
DISKUSI: Gubernur Kepri HM Sani berdiskusi sejenak dengan staf ahli Mendagri dalam Musrenbang tingkat Provinsi Kepri, kemarin (11/4).
Chentia Dewia
Kegigihan
BERJIWA besar untuk dapat menolong orang lain. Hal itu yang membuatnya terpanggil menjadi mahasiswi Kedokteran
TANJUNGPINANG - Gubernur Kepri, H Muhammad Sani secara resmi membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Provinsi Kepri di Hotel BBR Tanjungpinang, kemarin (11/4). Dalam kesempatan ini, HM Sani menanggapi sorotan Pansus LKPj Dewan Perwakilan Rakyat
Daerah (DPRD) Kepri, tentang program pengentasan kemiskinan berupa rehab RTLH yang dianggap belum mensejahterakan masyarakat. ”Iya, itu saya akui bahwa RTLH belum menjawab kemiskinan, tapi setidaknya dengan RTLH ini 5 dari 14 indikator kemiskinan
bisa teratasi,” tegas Sani di hadapan sekitar ratusan tokoh masyarakat, pimpinan FKPD, bupati dan walikota, serta pers se-Provinsi Kepri. Sani memaparkan, dari data Badan Pusat
Lanjut ke...Hal. 2
Kawanan Perampok Ikat Satpam Swalayan SURYA - ANDRI, Tanjungpinang KAWANAN perampok di Tanjungpinang bukan hanya mengincar rumah. Pusat perbelanjaan pun menjadi incaran untuk dijadikan lokasi perampokan. Empat perampok membobol Swalayan Pinang Kencana di Jalan Lama TanjungpinangTanjunguban, Batu 11, pada Senin, 8 April lalu. Seorang satpam yang berjaga diikat oleh kawanan yang datang mengendarai sebuah
Lanjut ke...Hal. 2
Lawana
Cermin mate pun makin tebal...
TANJUNGPINANG POS dapat diakses di SCOOP, melalui iPad, iPhone, iPod Touch, Blackberry Playbook, dan Tablet Android.
F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS
NORMAL: Suasana Swalayan Pinang Kencana Batu 11 Tanjungpinang, Kepri, pascaperampokan terlihat normal. Foto diambil Kamis (11/4) siang. Kasus ini sedang ditangani polisi.
Kampung Melayu Target Pemerintah
Berharap Wako Baru Lebih Peduli Zaini Asmadi mencintai kampung yang dipimpinnya. Entah berapa kali ia membayangkan, andaikata Kampung Melayu ditata dan diperhatikan serius, senyum dan harapan warga akan mengembang. SUHARDI, Tanjungpinang KAMPUNG melayu secara geografis terletak di pesisir pantai Senggarang, Tanjungpinang Kota. Sementara Senggarang sendi-
ri merupakan pusat pemerintahan Pemko Tanjungpinang. Namun sayang, kampung ini masih terkesan kurang mendapat per-
hatian dari pemerintah. Fasilitas umumnya sangat terbatas. Kampung Melayu luasnya tak lebih dari satu hektare. Sekitar 500 kepala keluarga mendiami wilayah ini. Saat mata memandang, yang tampak adalah deretan rumah warga yang sangat sederhana. Hanya beberapa mampu membangun rumahnya dari beton. Selebihnya rumah berdinding
Lanjut ke...Hal. 2
F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS
SANI: GUBERNUR BISA BOTAK DONG...
KUMUH: Warga Kampung Melayu menunjuk satu sudut kampungnya.
Presiden Kumpulkan Menteri Bahas BBM JAKARTA - Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengumpulkan menterinya dalam rapat terbatas untuk membahas masalah perekonomian. Salah satunya mengenai kebijakan pengendalian bahan bakar minyak (BBM). Menteri yang hadir di antaranya Menteri Koordinator bidang Perekonomian Hatta Rajasa, Ketua Komite Ekonomi Nasional (KEN) Chairul Tanjung, Menteri ESDM Jero Wacik, dan Wakil Menteri Keuangan Any Ratnawaty. "Memang ada beberapa agenda. Salah satunya itu. Tunggu aja nanti hasilnya," ujar Jero Wacik, kemarin. Saat ini Jero mengatakan pemerintah belum mengambil keputusan mengenai kebijakan BBM. Alasannya, Pemerintah masih
Lanjut ke...Hal. 2
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos