Tanjungpinang Pos 13 Maret 2016

Page 1

TANJUNGPINANG POS

13 MARET 2016/ 4 JUMADIL AKHIR 1437 H

MINGGU

RP1.800

Budaya di Kepri Bikin Kagum

Sensor Itu Menganggu? ZETIZEN

Budak Kepri Bebas dari Lumpuh Meski para balita di Kepri sudah dinyatakan bebas penyakit polio atau penyakit kelumpuhan sejak tahun 2014 lalu, namun antisipasi penyakit itu muncul harus dilakukan.Kini pemerintah mencanangkan menyukseskan program bebas penyakit polio di seluruh dunia pada 2020. Untuk mewujudkan itu, sejak 8 Maret lalu, pemerintah menerapkan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio. Setelah membuka pos pin polio, tim medis akan melakukan sweping ke perumahan perumahan untuk memastikan agar seluruh balita sudah mendapatkan imunisasi ini. Untuk memberi vaksin kepada sekitar 213.877 balita di 7 kabupaten dan kota di Kepri, pemerintah menyiapkan 1.643 pos PIN dengan jumlah petugas 2.148 orang dibantu kader posyandu 6.613 orang serta petugas pos PIN sebanyak 1.643 orang. ¾LANJUT KE HAL 6

HAL 3

SOSOK

Persiapan UAS SMP di Tanjungpinang

Jelang Ujian, Ratusan Siswa Dihipnotis Jelang pelaksanaan Ujian Akhir Sekolah (UAS) tingkat SMP, sebanyak 296 siswa kelas IX SMPN 4 Tanjungpinang mengikuti hipnoterapi di Hotel Bintan Plaza Batu 3, Sabtu (12/3). Desi Liza Purba, Tanjungpinang HIPNOTERAPI yang menggunakan metode hipnotis dijadi salah satu upaya untuk melatih kesadaran siswa dan siswi untuk bisa lebih fokus dan konsentrasi pada mata pelajaran. Apalagi pelaksanaan UAS sudah akan dimulai besok, Senin (14/3). Kegiatan hipnoterapi ini dilaksanakan pihak SMPN 4 Tanjungpinang bekerjasama dengan para motivator. Menurut Kepala Sekolah SMPN 4 Tajungpinang, Yulismar, ini sudah menjadi agenda rutin pada tiga tahun terakhir. Menurutnya, program ini digelar untuk merelaksasi dan memotivasi para siswa menjadikan diri mereka menger-

¾LANJUT KE HAL 2

MAN. UNITED VS WEST HAM

¾LANJUT KE HAL2

PERTARUHAN HARGA DIRI

F-RAYMOND/TANJUNGPINANG POS

DITAHAN: Polisi menahan dan mengangkut kendaraan yang terjaring razia.

Razia, Polisi Tindak 117 Pengendara

BNN Mesti Sama dengan Densus dan KPK WAKIL Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid mendukung peningkatan status Badan Narkotika Nasional (BNN) jadi sejajar dengan kementerian. Menurut Hidayat, penguatan kewenangan sangat diperlukan. Apalagi, kondisi saat ini pengguna narkoba jumlahnya sudah mencapai jutaan. ”BNN setara dengan kementerian sangat setuju. Bukan hanya setara tapi Hidayat juga dinaikkan kewenangaNur Wahid nnya agar bisa lebih efektif dalam penindakan, seperti Densus dan KPK,” ujar Hidayat usai menghadiri Milad Akbar ke-35 Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) di Stadion Gelora Bung Karno, Sabtu (12/3). Hidayat mengatakan banyak pihak yang mendukung peningkatan status BNN. Menurutnya, narkoba sudah seperti teroris.

HAL 12

F-RAYMON/TANJUNGPINANG POS

TERJARING: Sepeda motor yang terjaring razia operasi simpatik seligi menumpuk di Mapolres Tanjungpinang.

TANJUNGPINANG - Satuan Lalulintas Polres Tanjungpinang menindak 117 pelanggar lalu lintas dengan cara ditilang dan ditegur selama operasi simpatik seligi 2016 di Tanjungpinang.

Kasat Lantas Polres Tanjungpinang AKP Sulam mengatakan, pelanggaran yang diterapkan pada operasi simpatik seligi ini yakni pelanggaran tilang dan pelanggaran dengan teguran.

MANCHESTER United baru saja dikalahkan dikalahkan Liverpool 0-2 di ajang Europa League yang membuat langkahnya di leg kedua semakin berat. Jika saja De Gea tak bermain cemerlang kekalahan lebih besar akan dialami setan Merah. So di ajang FA Cup menjadi satu-satunya gelar yang masih bisa direngkuh, namun sebelum bisa melangkah lebih jauh West Ham wajib dikalahkan Martial cs. LANJUT Namun untuk menang atas the Hammers tak akan mudah, West Ham dalam kondisi HAL 2 onfire. Di EPL, The Hammers berada di

Selama dua minggu menggelar operasi simpatik, berhasil menemukan pelanggaran tilang untuk roda dua sebanyak 25 pelanggar dan untuk pelanggaran dengan teguran sebanyak 92 pelaggaran, baik roda dua maupun roda empat. Pelanggaran tilang untuk roda dua sebanyak 25 pelanggar yaitu barang bukti yang di sita atau yang ditilang seperti SIM, STNK dan kendaraan. Sedangkan untuk jenis-jenis pelanggarannya adalah tidak menggunakan helm ganda, tidak menggunakan kaca spion, tidak mempunyai surat-surat dan melawan arus lalu lintas. ”Barang bukti yang kami tilang ini terdiri dari SIM 14 Lembar, STNK 6 lembar dan kendaraan

Minggu, 13/3 Pukul 23:00

¾LANJUT

Marcus Rashford

KE HAL 2

Dimitri Payet

Melihat Cara Sukses Menjadi Marketing Andal

Selalu Menganggap Konsumen sebagai Keluarga Bidang marketing merupakan pos yang gendut karena besar pengeluaranya. Dibayar di awal lagi. Sementara hasilnya, tidak ada yang pasti. Sehingga wajar tidak banyak anak muda yang ingin melakoninya. Seperti apa Ade Kurniadi bisa sukses menjalani profesi sebagai marketing hingga mendapat banyak penghargaan? DESI LIZA, Tanjungpinang WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

F-DESI/TANJUNGPINANG POS

SHOWROOM:Ade berfose di showroom Suzuki, Tanjungpinang.

TIDAK ada satu pun ilmu yang bisa memprediksi hasil suatu marketing dengan tepat dan tidak ada juga satu teori

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

pun yang bisa menjadi acuan pasti untuk marketing. Namun kalau marketing berhasil, bisa

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos

dipastikan omzet meledak. Penjualan meningkat. Pamor suatu produk pun menjadi hebat. Kalau marketing sukses, efeknya bisa berlaku untuk waktu yang lama. Apalagi kalau produk yang dijual itu memang sudah memiliki brand yang baik. Untuk bisa menjadi sukses tak semudah membalikkan telapak tangan. Perlu kerja keras, cerdas dan ikhlas. Tiga hal tersebut setidaknya menjadi kunci sukses Marketing Executive Dealer Suzuki Tanjungpinang, Ade Kurniadi SKom. Pemuda kelahiran Tanjungpinang, 19 Desember 1989 ini, bisa dikatakan punya bakat di bidang marketing. Bahkan,

¾LANJUT KE HAL 2

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.