RP1.800
SELASA 13 SEPTEMBER 2016/ 11 DZULHIJJAH 1437 H
Apek Tjee Tjang Tewas Bakar Diri Ditemukan di Tempat Pembuangan Sampah Seorang warga Karimun ditemukan tewas di tempat pembuangan sampah (TPS) dekat pujasera Padis Mas, Jalan Pertambangan, Karimun, Senin (12/9) sekitar pukul 08.00. Diduga, korban yang belakangan diketahui bernama Tjee Tjang alias Anang, tewas setelah membakar diri. ALRION TAMBUNAN, Karimun
Baca Hal 3
F-MARTUA/TANJUNGPINANG POS
ANTRE: Seorang ibu yang menggunakan helm merah dipapah karena pingsan saat antre pembagian hewan kurban di Masjid Agung Batamcenter.
Satpol PP Kepri Ditunjuk Koordinator Pengamanan FBK 2016
TANAH SUCI
Jemaah Haji Asal Bintan Kritis BINTAN - Seorang jemaah haji asal Bintan, Kepri bernama Syarifah Sayuti (68) dikabarkan kritis. Sementara enam orang jemaah haji yang keberangkatannya melalui embarkasi Batam dinyatakan meninggal dunia. Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenag Kepri Marwin Jamal menuturkan, sebanyak 785 jeH Marwin Jamal maah haji telah diberangkatkan melalui embarkasi Batam, beberapa waktu lalu. Dari jumlah itu, seorang jemaah haji asal Bintan mengalami gangguan kesehatan. Saat ini, kondisi jemaah haji dari Tanjunguban, Bintan itu kritis akibat kardiovaskuler atau penyakit yang
他LANJUT KE HAL 2
Labuh Jangkar Yacht Dibantu Boat Karet Polisi
TANJUNGPINANG - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemprov Kepri ditunjuk sebagai koordinator pengamanan Festival
Festival Sungai Carang 2016
他LANJUT F-ISTIMEWA/HUMAS PEMPROV KEPRI
KE HAL 2
SALAT ID: Gubernur Kepri H Nurdin Basirun melaksanakan salat Id di Penarah, Kabupaten Karimun, Senin (12/9).
Berkurban, Memotong Sifat Buruk Manusia Pesan Gubernur Nurdin di Hari Raya Iduladha
KARIMUN - Gubernur H Nurdin Basirun menyebutkan berkurban sebagai bagian dari rasa syukur kepada Yang Maha Kuasa. Berkurban juga memotong sifat buruk manu-
sia yang mementingkan diri sendiri. Hal itu disampaikan Gubernur sempena Iduladha 1437 H.
他LANJUT KE HAL 2
Inilah Cara Pedagang Pasar Baru Tanjunguban Berkurban
Cik Brahim Apek Tjee Tjang Tewas Bakar Diri
Iuran Rp 10 Ribu per Hari untuk Beli Hewan Kurban Pedagang Pasar Baru Tanjunguban gembira menyambut Iduladha. Betapa tidak, mereka dapat membeli hewan kurban berkat arisan kurban dengan iuran Rp 10 ribu per hari.
Nah, ini pantang ditiru, way..
JENDARAS KARLOAN, Tanjunguban
F-JENDARAS KARLOAN/TANJUNGPINANG POS
KURBAN: Pedagang melaksanakan penyembelihan hewan kurban, di Pasar Baru Tanjunguban, Senin (12/9).
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id
EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id
SUASANA Pasar Baru Tanjunguban, Senin (12/9) kemarin lain dari hari biasa. Jika hari biasanya, suara hiruk piruk terdengar dari tawar menawar antara pedagang dan pembeli. Kemarin, pedagang justru memilih meliburkan diri. Meski libur, mereka tetap ke pasar. Bukan untuk berdagang, melainkan
untuk menyaksikan penyembelihan hewan kurban pertama yang diadakan di Pasar Baru. Penyembelihan hewan kurban ini dipastikan berbeda. Jika biasanya pengurus masjid yang melakukan penyembelihan hewan, kini para
FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos
他LANJUT KE HAL 2
SUMBER: BI
Senin 12 September 2016 USD AUD SGD JPY GBP MYR
13.154 10.052 9.734 12.880 17.523 3.235
ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos