Epaper Tanjungpinang Pos 16 Agustus 2015

Page 1

TANJUNGPINANG POS

16 AGUSTUS 2015/ 1 ZULQAIDAH 1436 H

RP1.800

SEDIH, TAK SEMPAT PAMITAN KE SEMUANYA

KULIAH DAN BIAYA HIDUP GRATIS

MINGGU

X-GEN

12 HALAMAN

HAL 3

SOSOK

September, PLTMG Dompak Dioperasikan Tentang Interkoneksi Batam-Bintan Proyek : PT PLN Persero Anggaran : APBN (multiyears) Proses : Program 2010 Pengerjaan dimulai 2011 Rencana Rampung 2015 Mitra PLN : 4 kontraktor Total Daya : 110 MW Total disalurkan : 55 MW Kabel : Kabel utama 2 Line Daya kabel 1 line 100 MW Kekuatan kabel tahan jangkar Pemasangan, ditanam di dasar laut Jaringan : Di dasar laut Di darat Jalur kabel : Telagapunggur ke Tanjung Sauh Tanjung Sauh ke Pulau Ngenang Pulau Ngenang ke Tanjungtaloh, Bintan Tanjung Sauh ke Pulau Ngenang 3,8 Km Pulau Ngenang ke Tanjung Taloh 5 Km Tanjung Taloh ke Jaringan Transmisi Tanjung Taloh ke Gardu Induk Tanjunguban Gardu Induk : Jumlah 5 unit Kapasitas Gardu Induk Tanjunguban 24 MW Dibagi ke Tanjunguban 9 MW, 15 MW ke Tanjungpinang Tower Transmisi : Dari Tanjung Taloh ke Kijang 267 titik Masalah : 234 titik tower berada di hutan lindung Sisanya 33 titik di lahan masyarakat Dari 33 titik, 29 titik sudah diganti rugi 4 warga sempat tidak mau dibayar ganti rugi Solusi : SK Menhut Nomor : SK.76/MenLHK-II/2015 Konsinyasi (titip uang di pengadilan) Izin prinsip pinjam pakai lahan Bantuan Daerah : Pemprov Kepri DPRD Kepri FKPD Kepri Pemkab Bintan Dan lainnya

HUMAS PT Bright PLN Batam Rudi Antono menegaskan Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) Dompak dioperasikan awal September. Selama ini, diinformasikan bahwa PLTMG Dompak akan dioperasikan, 10 Agustus. Ada juga yang menyebutkan, 18 Agustus. MARTUNAS, Dompak

TIDAK TERBIT Sehubungan libur nasional Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-70, Tanjungpinang Pos tidak terbit pada, Senin, 17 Agustus 2015. Harian ini akan kembali terbit seperti biasa pada Selasa, 18 Agustus 2015. Pembaca dan relasi, harap maklum.

Politik Uang, Ada Baunya Tiada Wujudnya TIM REDAKSI, Tanjungpinang

RUDI Antono mengatakan, PLTMG Dompak akan dioperasikan awal September mendatang. ”Akhir Agustus semua mesin sudah siap. Awal September kita operasikan sekaligus. Sekarang, satu Akhir Agustus semua mesin sudah siap,” ujarnya mesin sudah siap. via ponselnya, Sabtu (15/8) kemarin. Awal September kita Saat ini, sudah dipasang 3 mesin dengan daya masing- operasikan sekaligus. masing 3 MW di lokasi pem- Sekarang, satu mesin bangunan PLTMG tersebut. Satu mesin sudah siap diopsudah siap. erasikan. Sedangkan dua mesin lagi masih perlu peRUDI ANTONO masangan peralatan lainnya. Humas PT Bright Meski satu mesin sudah PLN Batam siap, bukan berarti langsung dioperasikan. ”Kita tunggu semuanya siap. Barulah kita operasikan sama-sama. Dayanya nanti sekitar 9 MW dari tiga mesin tersebut,” tambahnya. Saat ini, proses pengerjaan masih dilakukan baik di bagian mesin, panel maupun kabel tanam. Kabel ini akan disambungkan ke sistem kelistrikan PLN Area Tanjungpinang. Dijelaskannya, membangun PLTMG tidak membutuhkan

SELALU ada istilah-istilah yang digunakan partai di dunia politik seperti mahar politik. Mahar politik merupakan kesepakatan yang dibuat kedua belah pihak dengan tujuan saling menguntungkan. Biasanya seseorang yang ingin maju sebagai kepala daerah akan mengikat beberapa partai politik sehingga mendapatkan restu untuk menggunakan kendaraan partai tersebut. Tentu, si calon harus mengeluarkan uang.

LANJUT KE HAL 6

DIBANGUN : Menara transmisi interkoneksi sedang dibangun di Tanjunguban.

LANJUT KE HAL 2

SUMBER LISTRIK DI PULAU BINTAN PEMBANGKIT

DAYA

KONDISI

PLTMG Dompak

9 MW

Pembangunan

PLMTG Tekojo

12 MW

Beroperasi

Galang Batang

30 MW

Belum maksimal

Interkoneksi Babin

55 MW

Pembangunan

Mesin dari Singapura

Sumber : Olahan berita Tanjungpinang Pos

HAL 12

12 MW

Beroperasi

PLTU Air Raja

19,7 MW

Beroperasi

PLTU Suka Berenang

13,3 MW

Beroperasi

F-DOK/TANJUNGPINANG POS

TINJAU : Gubernur Kepri HM Sani saat meninjau Jembatan 1 Dompak, Rabu (12/8).

2016, Jalan Jembatan 1 Diaspal

Sumber : Olahan berita Tanjungpinang Pos

DOMPAK - Pembangunan Jembatan 1 Dompak direncanakan rampung tahun ini. November mendatang, jembatan sudah tersambung sekaligus tahap finishing.

LANJUT KE HAL 2

F-JENDARAS/TANJUNGPINANG POS

Proyek Tepi Laut Dilanjutkan

Taman Kota Kijang Jadi Tempat Nongkrong

Parit yang Disulap Jadi Taman Lokasinya indah dan nyaman untuk berkumpul bersama keluarga maupun teman. Tempat itu memang ditata dengan baik. Rimbunnya pohon membuat betah pengunjung yang datang. Seperti apa dulu tempat itu? ANDRI DWI S, Kijang

F-ANDRI/TANJUNGPINANG POS

SANTAI : Taman Kota Kijang merupakan tempat bersantai warga Kijang maupun warga dari Tanjungpinang.

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id

NAMA daerah Kijang Kota sudah tidak asing lagi didengar. Dulunya, Kijang Kota adalah pusat ibu kota Kabupaten Bintan. Sebab, bupati, wakil bupati serta jajaran pemerintahan Kabupaten Bintan sempat berkantor di Kelurahan Kijang Kota tepatnya di Alumina Jalan Kolong Enam. Sekitar pukul 09.45 WIB, sudah terlihat pengunjung yang sedang menikmati pe-

EMAIL: redaksi@tanjungpinangpos.co.id

Pemenang Tender Sudah Ditetapkan

mandangan di sana. Di tempat ini telah disediakan fasilitas untuk bersantai bersama keluarga maupun kerabat. Terlihat di lokasi itu seperti kursi, meja serta payung permanen yang dibuat oleh Pemerintah Kabupaten Bintan sejak tahun 2006 lalu.

LANJUT KE HAL 2

ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos

TANJUNGPINANG Kabar gembira disampaikan Dinas Kebersihan Pertanaman dan Pemakaman Pemko Tanjungpinang. Pasalnya, proyek pekerjaan penataan dan revitalisasi Tepi Laut dilanjutkan lagi. Kemungkinan, pengerjaan akan dimulai Pepy Candra September depan. Pemenang tender proyek tersebut sudah ditetapkan, 10 Agustus. Anggaran yang dialokasikan untuk proyek tersebut sekitar Rp 5,5 miliar.

LANJUT KE HAL 2

FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.